full_recipe
stringlengths
111
6.17k
βŒ€
full_recipe_clean
stringlengths
117
6.22k
βŒ€
Tahu Goreng Garem Tahu Putih / Tahu Kuning--10 Cabai setan (sesuai selera)--6 siung bawang putih--Penyedap rasa--Garam--1 sendok minyak--Tepung kanji-- Potong tahu putih atau kuning (bagusan tahu putih) di potong dadu kecil2--Di foto pakai tahu kuning, dan potongannya ga dadu karna awalnya mau di tumis eh kefikiran resep ini jd dadakan deh :)--Siapkan cabai setan di potong tipis2, sisihkan. Siapkan bawang putih di potong dadu2 kecil sisihkan.--Sagu atau tepung kanji di masukin ke wadah bersamaan dengan 1 sendok teh royco. Aduk rata, masukan tahu yg sudah di potong ke dalam tepung aduk sampai rata--Siapkan wajan panas goreng tahu, sampai coklat matang sisihkan. Tumis bawang putih dengan api kecil dan perlahan masukan cabai tumis sampai agak matang sisihkan--Taru tahu di piring campurkan dengan bawang putih dan cabai yg sudah di tumis (jangan pakai minyaknya). Sajikan dengan nasi panas atau buat cemilan enak sekali--
Tahu Goreng Garem Tahu Putih / Tahu Kuning 10 Cabai setan (sesuai selera) 6 siung bawang putih Penyedap rasa Garam 1 sendok minyak Tepung kanji Potong tahu putih atau kuning (bagusan tahu putih) di potong dadu kecil2 Di foto pakai tahu kuning, dan potongannya ga dadu karna awalnya mau di tumis eh kefikiran resep ini jd dadakan deh :) Siapkan cabai setan di potong tipis2, sisihkan. Siapkan bawang putih di potong dadu2 kecil sisihkan. Sagu atau tepung kanji di masukin ke wadah bersamaan dengan 1 sendok teh royco. Aduk rata, masukan tahu yg sudah di potong ke dalam tepung aduk sampai rata Siapkan wajan panas goreng tahu, sampai coklat matang sisihkan. Tumis bawang putih dengan api kecil dan perlahan masukan cabai tumis sampai agak matang sisihkan Taru tahu di piring campurkan dengan bawang putih dan cabai yg sudah di tumis (jangan pakai minyaknya). Sajikan dengan nasi panas atau buat cemilan enak sekali
Oseng Pare dan Udang secukupnya Pare--Udang dikupas bersih--secukupnya Bawang merah--secukupnya Bawang putih--Cabe merah--Gula--Garam--Penyedap rasa--secukupnya Minyak goreng-- Belah pare menjadi 2 bagian seperti digambar dan bersihkan isinya menggunakan sendok--Setelah biji bersih, iris tipis2 pare--Pare yang sudah diiris diremes2 dengan garam sampai keluar aitnya dan pare terasablembek. Kalau bisa garam kasar (grosok) untuk menghilangkan rasa pahitnya. Setelah itu cuci bersih pare agar rasa pahit dan asin nya hilang--Iris tipis2 bawang merah, bawang putih dan cabe--Belah bagian punggung udang yang sudah dikupas agat matang merata--Panaskan minyak goreng, dan tumis udang sampai setengah matang--Masukkan bawang dan cabe dan tumis sampai harum. Tambahkan gula, garam dan penyedap rasa--Masukkan Pare yang sudah dicuci bersih. Tumis dan cicipi, jika masih kurang sreg rasanya bisa ditambah2 gula, garam ato penyedapnya.--Tumis pare sampai lembek dan cicipi jika sudah empuk matikan api. Oseng pare siap disajikan..--
Oseng Pare dan Udang secukupnya Pare Udang dikupas bersih secukupnya Bawang merah secukupnya Bawang putih Cabe merah Gula Garam Penyedap rasa secukupnya Minyak goreng Belah pare menjadi 2 bagian seperti digambar dan bersihkan isinya menggunakan sendok Setelah biji bersih, iris tipis2 pare Pare yang sudah diiris diremes2 dengan garam sampai keluar aitnya dan pare terasablembek. Kalau bisa garam kasar (grosok) untuk menghilangkan rasa pahitnya. Setelah itu cuci bersih pare agar rasa pahit dan asin nya hilang Iris tipis2 bawang merah, bawang putih dan cabe Belah bagian punggung udang yang sudah dikupas agat matang merata Panaskan minyak goreng, dan tumis udang sampai setengah matang Masukkan bawang dan cabe dan tumis sampai harum. Tambahkan gula, garam dan penyedap rasa Masukkan Pare yang sudah dicuci bersih. Tumis dan cicipi, jika masih kurang sreg rasanya bisa ditambah2 gula, garam ato penyedapnya. Tumis pare sampai lembek dan cicipi jika sudah empuk matikan api. Oseng pare siap disajikan..
Grilled Gurame Fish x Sambal Matah 2 Potong ikan gurame bersih--garam, lada, perasan jeruk nipis sesuai selera untuk marinate--8-9 siung bawang merah, iris tipis--1 batang serai, iris tipis--8-9 cabe rawit, iris tipis--1/2 terasi sachet udang--secukupnya minyak--penyedap rasa--1/2 jeruk nipis-- Lumuri ikan dengan garam, lada, jeruk nipis lalu diamkan 15 menit. Sambil menunggu ikan, iris bahan sambal matahnya--Slice bawang, serai, cabai, kemudian panaskan sedikit minyak. Masukkan terasi, aduk-aduk sampai tercampur rata. Kemudian masukkan minyak ke dalam irisan bahan sambel, aduk tambah sedikit garam dan penyedap rasa, sambal done--Grill atau bisa digoreng ikan tsb sampai matang, matikan api lalu siap untuk disantap dengan sambal matah--
Grilled Gurame Fish x Sambal Matah 2 Potong ikan gurame bersih garam, lada, perasan jeruk nipis sesuai selera untuk marinate 8-9 siung bawang merah, iris tipis 1 batang serai, iris tipis 8-9 cabe rawit, iris tipis 1/2 terasi sachet udang secukupnya minyak penyedap rasa 1/2 jeruk nipis Lumuri ikan dengan garam, lada, jeruk nipis lalu diamkan 15 menit. Sambil menunggu ikan, iris bahan sambal matahnya Slice bawang, serai, cabai, kemudian panaskan sedikit minyak. Masukkan terasi, aduk-aduk sampai tercampur rata. Kemudian masukkan minyak ke dalam irisan bahan sambel, aduk tambah sedikit garam dan penyedap rasa, sambal done Grill atau bisa digoreng ikan tsb sampai matang, matikan api lalu siap untuk disantap dengan sambal matah
Sarden kaleng pedas simpel 1 kaleng sarden (sy pake ABC)--4 siung bawang merah (iris halus)--2 siung bawang putih (iris halus)--1/2 ruas jahe (iris halus)--Iris Cabe rawit 5 buah (boleh lebih sesuai selera)--Minyak goreng--Penyedap rasa (sesuai selera, kalo sy sih gak pake)--secukupnya Garam-- Pisahkan ikan sarden yang didalam kaleng dari bumbunya--Panaskan minyak goreng, lalu goreng sarden hingga matang atau kering (sebenernya gak digoreng dulu jg gak apa2, tapi lebih enak digoreng dulu). Jika sudah kering angkat dan tiriskan.--Tumis bumbu bawang, dll hingga harum.--Masukan bumbu bawaan di kaleng tadi sambil diberi garam dan penyedap lainnya. Aduk2 hingga matang atau mendidih.--Siapkan wadah, letakkan ikan sarden yg sudah digoreng tadi ke wadah, lalu siram dengan bumbu yg sudah matang tadi diatas ikan sardennya.--Yummiiiiiii sarden siap disantap ❀--
Sarden kaleng pedas simpel 1 kaleng sarden (sy pake ABC) 4 siung bawang merah (iris halus) 2 siung bawang putih (iris halus) 1/2 ruas jahe (iris halus) Iris Cabe rawit 5 buah (boleh lebih sesuai selera) Minyak goreng Penyedap rasa (sesuai selera, kalo sy sih gak pake) secukupnya Garam Pisahkan ikan sarden yang didalam kaleng dari bumbunya Panaskan minyak goreng, lalu goreng sarden hingga matang atau kering (sebenernya gak digoreng dulu jg gak apa2, tapi lebih enak digoreng dulu). Jika sudah kering angkat dan tiriskan. Tumis bumbu bawang, dll hingga harum. Masukan bumbu bawaan di kaleng tadi sambil diberi garam dan penyedap lainnya. Aduk2 hingga matang atau mendidih. Siapkan wadah, letakkan ikan sarden yg sudah digoreng tadi ke wadah, lalu siram dengan bumbu yg sudah matang tadi diatas ikan sardennya. Yummiiiiiii sarden siap disantap ❀
Telur Dadar Gulung Teflon 3 butir telur--Sedikit seledri--1 tangkai daun bawang--Secukupnya garam, merica-- Iris kecil2 seledri dan daun bawang.--Campur semua bahan. Kocok rata.--Gunakan teflon diameter 20cm atau teflon persegi panjang untuk menggoreng telur.--Beri sedikit minyak. Oles merata dengan kuas.--Tuang 1 sendok sayur kocokan telur tadi. Putar teflon sambil diratakan.--Tunggu sampai hampir matang, lalu gulung telur di wajan menggunakan sumpit.--Tuang lagi seperti tadi. Gulung lagi.--Lakukan sampai adonan habis.--Angkat telur dari teflon.--Potong2 telur.--Jadi deh😊--
Telur Dadar Gulung Teflon 3 butir telur Sedikit seledri 1 tangkai daun bawang Secukupnya garam, merica Iris kecil2 seledri dan daun bawang. Campur semua bahan. Kocok rata. Gunakan teflon diameter 20cm atau teflon persegi panjang untuk menggoreng telur. Beri sedikit minyak. Oles merata dengan kuas. Tuang 1 sendok sayur kocokan telur tadi. Putar teflon sambil diratakan. Tunggu sampai hampir matang, lalu gulung telur di wajan menggunakan sumpit. Tuang lagi seperti tadi. Gulung lagi. Lakukan sampai adonan habis. Angkat telur dari teflon. Potong2 telur. Jadi deh😊
Tumis tahu bumbu jepang 4 bh tahu segitiga, potong-potong--2 bh wortel kecil, iris korek api--5 lbr sawi, ambil daunnya saja, iris-iris--1 btr telur, kocok lepas--1 bh bawang bombay--2 siung bawang putih--2 bh cabai rawit, iris--1 sdm shoyu (kikkoman)--1/2 sdt dashi bubuk--secukupnya garam--5 sdm minyak sayur untuk menumis--sedikit air-- Panaskan minyak, goreng telur kemudian orek-orek sebelum kering--Masukkan bawang bombay, bawang putih, dan cabai, tumis hingga harum--Masukkan wortel, tumis hingga matang. beri sedikit air--Masukkan tahu, masak sebentar, beri shoyu dan dashi--Koreksi rasa. jika kurang asin, beri sedikit garam--Masukkan sawi, masak hingga sawi matang--Angkat, sajikan. rasanya enak juga loh πŸ˜„--
Tumis tahu bumbu jepang 4 bh tahu segitiga, potong-potong 2 bh wortel kecil, iris korek api 5 lbr sawi, ambil daunnya saja, iris-iris 1 btr telur, kocok lepas 1 bh bawang bombay 2 siung bawang putih 2 bh cabai rawit, iris 1 sdm shoyu (kikkoman) 1/2 sdt dashi bubuk secukupnya garam 5 sdm minyak sayur untuk menumis sedikit air Panaskan minyak, goreng telur kemudian orek-orek sebelum kering Masukkan bawang bombay, bawang putih, dan cabai, tumis hingga harum Masukkan wortel, tumis hingga matang. beri sedikit air Masukkan tahu, masak sebentar, beri shoyu dan dashi Koreksi rasa. jika kurang asin, beri sedikit garam Masukkan sawi, masak hingga sawi matang Angkat, sajikan. rasanya enak juga loh πŸ˜„
Tahu penyet 5 buah tahu putih--Bahan rendaman tahu (ulek) :--2 siung Bawang putih--1 butir kemiri--1/2 sdm ketumbar bubuk--secukupnya Air--Bahan sambal penyet :--11 buah cabe rawit (tangkainya jgn dibuang)--2 siung bawang putih--Secukupnya garam-- Rendam tahu dengan bumbu rendaman, tambahkan garam secukupnya, tunggu hingga 10 menit, lalu goreng tahu--Siapkan minyak goreng cabe dan bawang putih untuk sambal sebelum diulek ya bu. (Agar tidak meledak2 cabenya iris sedikit ya bu)--Ulek cabe dan bawang putih yang sudah digoreng tambah garam secukupnya, ulek kasar aja ya bu jangan terlalu halus, tambahkan minyak bekas goreng cabe tadi, aduk aduk--Siapkan tahu dipiring, tuang sambal penyetnya diatasnya, siiiaaap suap πŸ˜‚--
Tahu penyet 5 buah tahu putih Bahan rendaman tahu (ulek) : 2 siung Bawang putih 1 butir kemiri 1/2 sdm ketumbar bubuk secukupnya Air Bahan sambal penyet : 11 buah cabe rawit (tangkainya jgn dibuang) 2 siung bawang putih Secukupnya garam Rendam tahu dengan bumbu rendaman, tambahkan garam secukupnya, tunggu hingga 10 menit, lalu goreng tahu Siapkan minyak goreng cabe dan bawang putih untuk sambal sebelum diulek ya bu. (Agar tidak meledak2 cabenya iris sedikit ya bu) Ulek cabe dan bawang putih yang sudah digoreng tambah garam secukupnya, ulek kasar aja ya bu jangan terlalu halus, tambahkan minyak bekas goreng cabe tadi, aduk aduk Siapkan tahu dipiring, tuang sambal penyetnya diatasnya, siiiaaap suap πŸ˜‚
Tempe Goreng Tepung 1 papan tempe iris tipis--7 sendok tepung bumbu sajiku--3 cabe ijo potong kecil-kecil (boleh skip)--Daun seledri--secukupnya Air--Minyak-- Masukan tepung, irisan cabe ijo dan daun seledri--Kasih air sedikit sedikit sampe dia agak cair tapi masih kental--Masukin tempenya ke dalam bumbu tepung--Goreng deh sampe mateng--
Tempe Goreng Tepung 1 papan tempe iris tipis 7 sendok tepung bumbu sajiku 3 cabe ijo potong kecil-kecil (boleh skip) Daun seledri secukupnya Air Minyak Masukan tepung, irisan cabe ijo dan daun seledri Kasih air sedikit sedikit sampe dia agak cair tapi masih kental Masukin tempenya ke dalam bumbu tepung Goreng deh sampe mateng
Buttermilk chiken wings ala Gerry girianza 6 potong sayap ayam (dipotong dua)--125 ml susu full cream--1 buah lemon--1 bungkus tepung bumbu ayam crispy (aku pakai sasa)--Secukupnya garam--Secukupnya gula--Secukupnya black papper--Secukupnya minyak goreng-- Lumuri ayam dgn garam, gula, blackpapper, lalu campurkan susu dan juga jeruk lemon, diamkan sekitar 30 menit(lebih enak apabila direndam semalaman dikulkas)--Lalu lumuri ayam kedalam tepung bumbu crispy--Goreng dengan minyak panas(api sedang)--Setelah ayam kuning keemasan, angkat dan siap dinikmati--Tambahan untuk sauce : 1 sendok makan sauce cabe merk ibu jari, 1 sendok makan sauce bangkok merk indofood, 1/2 sendok makan butter yang sudah dilelehkan, kalau bang gerry saucenya dilumuri ke ayam, kalau aku dipisah aja biar ayamnya tetep crispy, mantapppp πŸ˜‹--
Buttermilk chiken wings ala Gerry girianza 6 potong sayap ayam (dipotong dua) 125 ml susu full cream 1 buah lemon 1 bungkus tepung bumbu ayam crispy (aku pakai sasa) Secukupnya garam Secukupnya gula Secukupnya black papper Secukupnya minyak goreng Lumuri ayam dgn garam, gula, blackpapper, lalu campurkan susu dan juga jeruk lemon, diamkan sekitar 30 menit(lebih enak apabila direndam semalaman dikulkas) Lalu lumuri ayam kedalam tepung bumbu crispy Goreng dengan minyak panas(api sedang) Setelah ayam kuning keemasan, angkat dan siap dinikmati Tambahan untuk sauce : 1 sendok makan sauce cabe merk ibu jari, 1 sendok makan sauce bangkok merk indofood, 1/2 sendok makan butter yang sudah dilelehkan, kalau bang gerry saucenya dilumuri ke ayam, kalau aku dipisah aja biar ayamnya tetep crispy, mantapppp πŸ˜‹
Ayam Sambal Bawang Goreng Tumis 1/4 kg Ayam--Bahan ukep--secukupnya Garam--secukupnya Mecin--1 butir Asam jawa (Saya pakai tulangnya)--Bahan Sambal--13 Siung Bawang Merah (lebih banyak lebih enak)--1 Siung Bawang Putih--2 bh cabe rawit--1 bh cabe keriting--2 bh tomat--Garam--Mecin--Gula-- Cuci bersih ayam, kemudian tambahkan air untuk mengungkep, kemudian tambahkan garam, mecin, dan asam. Biarkan hingga matang dan berubah warna dan airnya berkurang--Panaskan minyak, kemudian goreng ayam hingga berwarna kecoklatan, angkat, dan sisihkan.--Iris-iris semua bahan sambal. Setelah itu panaskan minyak, kemudian tumis semua bahan. Tambahkan garam, gula, dan mecin secukupnya. Setelah sambal matang, masukkan ayam dan aduk hingga merata. Sajikan.--
Ayam Sambal Bawang Goreng Tumis 1/4 kg Ayam Bahan ukep secukupnya Garam secukupnya Mecin 1 butir Asam jawa (Saya pakai tulangnya) Bahan Sambal 13 Siung Bawang Merah (lebih banyak lebih enak) 1 Siung Bawang Putih 2 bh cabe rawit 1 bh cabe keriting 2 bh tomat Garam Mecin Gula Cuci bersih ayam, kemudian tambahkan air untuk mengungkep, kemudian tambahkan garam, mecin, dan asam. Biarkan hingga matang dan berubah warna dan airnya berkurang Panaskan minyak, kemudian goreng ayam hingga berwarna kecoklatan, angkat, dan sisihkan. Iris-iris semua bahan sambal. Setelah itu panaskan minyak, kemudian tumis semua bahan. Tambahkan garam, gula, dan mecin secukupnya. Setelah sambal matang, masukkan ayam dan aduk hingga merata. Sajikan.
Sup tahu spesial Bahan :--Sawi putih--Pokcoy--Bakso--Udang--Tahu--Air--Bumbu :--5 siung Bawang putih--3 siung Bawang merah--secukupnya Merica--Minyak ikan--Garam dan gula-- Rajang bumbu dan tumis sampai bau harum. Lalu masukkan bakso dan udang tumis sebentar. Masukkan air sampai mendidih dan masukkan tahu--Setelah semuanya masuk yg terakhir adalah sawi dan pokcoy. Sebelum masukkan sayuran pastikan rasanya susah mantap. Baru sayuran--
Sup tahu spesial Bahan : Sawi putih Pokcoy Bakso Udang Tahu Air Bumbu : 5 siung Bawang putih 3 siung Bawang merah secukupnya Merica Minyak ikan Garam dan gula Rajang bumbu dan tumis sampai bau harum. Lalu masukkan bakso dan udang tumis sebentar. Masukkan air sampai mendidih dan masukkan tahu Setelah semuanya masuk yg terakhir adalah sawi dan pokcoy. Sebelum masukkan sayuran pastikan rasanya susah mantap. Baru sayuran
Tahu bakso ayam 1 bungkus tahu pong (sktr 10 biji)--250 gr daging ayam (sy pake dada, ambil dagingnya)--3 sdm tepung tapioka--1 butir telur (uk kecil)--4 siung bawang putih--1/2 sdt garam--1/2 sdt lada--Daun sledri+daun bawang iris tipis (loncang)-- Campur ayam, telur, bawang putih, garam, lada, haluskan (sy pake blender daging)--Tambahkan irisan sledri dan daun bawang, tapuika, aduk rata (adonan biasa ya ga encer, ga kental)--Belah tahu, ambil adonan pakai sendok, masukkan kedalam tahu sampai penuh, kukus sampai matang.--Pelapis : 1 butir telur, 1 sdt terigu, 4 sdm air, campur sampai rata, celupkan tahu bakso, goreng sampai kecoklatan.--#kalau suka kenyal tambahkan tapioka, adonan jadi padat. (Pnya saya ga kenyal)--#sy pake tahu pong karena mls goreng tahuπŸ˜‚,, bisa pakai tahu putih, goreng dulum--
Tahu bakso ayam 1 bungkus tahu pong (sktr 10 biji) 250 gr daging ayam (sy pake dada, ambil dagingnya) 3 sdm tepung tapioka 1 butir telur (uk kecil) 4 siung bawang putih 1/2 sdt garam 1/2 sdt lada Daun sledri+daun bawang iris tipis (loncang) Campur ayam, telur, bawang putih, garam, lada, haluskan (sy pake blender daging) Tambahkan irisan sledri dan daun bawang, tapuika, aduk rata (adonan biasa ya ga encer, ga kental) Belah tahu, ambil adonan pakai sendok, masukkan kedalam tahu sampai penuh, kukus sampai matang. Pelapis : 1 butir telur, 1 sdt terigu, 4 sdm air, campur sampai rata, celupkan tahu bakso, goreng sampai kecoklatan. #kalau suka kenyal tambahkan tapioka, adonan jadi padat. (Pnya saya ga kenyal) #sy pake tahu pong karena mls goreng tahuπŸ˜‚,, bisa pakai tahu putih, goreng dulum
Oseng-Oseng tempe kacang panjang Pedas 1 papan Tempe potong kotak kecil--1 ikat Kacang Panjang potong2--10 buah cabe merah--10 buah cabe rawit merah--20 butir bawang merah--7 butir bawang putih--1 buah tomat--1 lembar daun salam--1 ruas lengkoas--1 buah gula jawa--1/2 Sdt garam--1/2 sdt kaldu bubuk--1 bungkus kecil terasi--250 mili Air matang--Secukupnya minyak kelapa untuk menumis--Secukupnya bawang goreng-- Iris tipis / rajang semua bawang / semua cabe / tomat / lengkoas--Panaskan minyak dan tumis semua bawang iris. Masak sampai harum--Masukan terasi. Aduk2 sebentar biar terasi matang--Masukan semua irisan cabe dan tomat + lengkoas + daun salam. Aduk2 rata sampai wangi--Masukan tempe dan kacang panjangnya. Aduk2 rata biar nyampur dengan bumbu. Tambahkan air matang aduk2 rata dan tutup / ungkep kira2 5 menit biar matang. * dengan api kecil--Setelah kurang lebih 5 menit buka tutupnya dan masukan gula jawa, garam dan bumbu penyedap. Aduk2 biar rata dan diamkan sebentar (semenit) biar semua bumbu menyerap.--Ting ! Tumis tempe kacang panjang sudah matang. Taruh dipiring saji dengan taburan bawang goreng... wuiihhh MANTAP JIWA β™‘β™‘β™‘--
Oseng-Oseng tempe kacang panjang Pedas 1 papan Tempe potong kotak kecil 1 ikat Kacang Panjang potong2 10 buah cabe merah 10 buah cabe rawit merah 20 butir bawang merah 7 butir bawang putih 1 buah tomat 1 lembar daun salam 1 ruas lengkoas 1 buah gula jawa 1/2 Sdt garam 1/2 sdt kaldu bubuk 1 bungkus kecil terasi 250 mili Air matang Secukupnya minyak kelapa untuk menumis Secukupnya bawang goreng Iris tipis / rajang semua bawang / semua cabe / tomat / lengkoas Panaskan minyak dan tumis semua bawang iris. Masak sampai harum Masukan terasi. Aduk2 sebentar biar terasi matang Masukan semua irisan cabe dan tomat + lengkoas + daun salam. Aduk2 rata sampai wangi Masukan tempe dan kacang panjangnya. Aduk2 rata biar nyampur dengan bumbu. Tambahkan air matang aduk2 rata dan tutup / ungkep kira2 5 menit biar matang. * dengan api kecil Setelah kurang lebih 5 menit buka tutupnya dan masukan gula jawa, garam dan bumbu penyedap. Aduk2 biar rata dan diamkan sebentar (semenit) biar semua bumbu menyerap. Ting ! Tumis tempe kacang panjang sudah matang. Taruh dipiring saji dengan taburan bawang goreng... wuiihhh MANTAP JIWA β™‘β™‘β™‘
Sop Kaki Kambing 4 kaki kambing--2-3 buah kentang, potpng dadu besar--3-4 batang daun bawang, iris 2 cm--2-3 L air panas--2-3 sdm minyak utk menumis--Bumbu halus:--4 buah bawang merah--8 buah bawang putih--1 sdm garam--1 sdt lada bubuk--1/2 sdt pala bubuk--Bumbu lainnya:--5 buah cengkeh--4 buah kapulaga india--1 batang kayu manis--2 buah star anise--4 lembar salam koja (bay leaves)-- Bakar kaki kambing utk menghilangkan bulu2 halus dan baunya. Kerok sesekali lalu celupkan ke air panas mendidih. Lakukan hingga kaki benar2 bersih. Lalu potong2 sesuai selera.--Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Masukan air panas dan bumbu lainnya. Masak hingga mendidih.--Masukan kentang dan kaki kambing. Masak hingga kentang matang dan kaki kambing empuk.--Masukan sisa bahan. Masak 3-4 menit lalu matikan api. Sajikan hangat.--
Sop Kaki Kambing 4 kaki kambing 2-3 buah kentang, potpng dadu besar 3-4 batang daun bawang, iris 2 cm 2-3 L air panas 2-3 sdm minyak utk menumis Bumbu halus: 4 buah bawang merah 8 buah bawang putih 1 sdm garam 1 sdt lada bubuk 1/2 sdt pala bubuk Bumbu lainnya: 5 buah cengkeh 4 buah kapulaga india 1 batang kayu manis 2 buah star anise 4 lembar salam koja (bay leaves) Bakar kaki kambing utk menghilangkan bulu2 halus dan baunya. Kerok sesekali lalu celupkan ke air panas mendidih. Lakukan hingga kaki benar2 bersih. Lalu potong2 sesuai selera. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum. Masukan air panas dan bumbu lainnya. Masak hingga mendidih. Masukan kentang dan kaki kambing. Masak hingga kentang matang dan kaki kambing empuk. Masukan sisa bahan. Masak 3-4 menit lalu matikan api. Sajikan hangat.
Rendang Telur #ketopad_cp_telur 8 butir telur ayam--1 liter santan kental dr 3 butir kelapa tua--Bumbu halus:--8 siung bawang merah--4 siung bawang putih--2 cm jahe--10 buah cabe merah keriting--4 cm lengkuas, digeprek--1 batang sereh, digeprek--2 lembar daun salam--3 lembar daun jeruk--1 lembar daun kunyit ukuran kecil--1 sachet gula diabetasol--Secukupnya garam dan merica bubuk--Sedikit minyak goreng untuk menumis-- Rebus telur hingga matang, kupas kulitnya--Tumis bumbu halus, lengkuas, sereh, daun salam, daun jeruk dan daun kunyit sampai harum--Masukkan santan, aduk terus hingga keluar minyak. Jaga jangan sampai santan pecah--Jika minyak sudah keluar dan kuah agak kental, masukkan telur rebus. Aduk terus sampai kuah mengering kecoklatan/kehitaman--Matikan api dan segera pindahkan ke piring saji agar tidak gosong--Selamat menikmati--
Rendang Telur #ketopad_cp_telur 8 butir telur ayam 1 liter santan kental dr 3 butir kelapa tua Bumbu halus: 8 siung bawang merah 4 siung bawang putih 2 cm jahe 10 buah cabe merah keriting 4 cm lengkuas, digeprek 1 batang sereh, digeprek 2 lembar daun salam 3 lembar daun jeruk 1 lembar daun kunyit ukuran kecil 1 sachet gula diabetasol Secukupnya garam dan merica bubuk Sedikit minyak goreng untuk menumis Rebus telur hingga matang, kupas kulitnya Tumis bumbu halus, lengkuas, sereh, daun salam, daun jeruk dan daun kunyit sampai harum Masukkan santan, aduk terus hingga keluar minyak. Jaga jangan sampai santan pecah Jika minyak sudah keluar dan kuah agak kental, masukkan telur rebus. Aduk terus sampai kuah mengering kecoklatan/kehitaman Matikan api dan segera pindahkan ke piring saji agar tidak gosong Selamat menikmati
Ayam Goreng Kecap Maknyuss 1 kg Dada ayam--1 buah paprika merah--1 buah paprika kuning--1/2 buah timun--Bumbu :--6 siung bawang merah--4 siung bawang putih--2 bh cabe--2 cm jahe--2 sdm gula merah--2 sdm kecap asin--3 sdm kecap manis--Garam--Merica--Minyak untuk menggoreng-- Potong dadu dada ayam, lalu cuci bersih. Rebus sebentar di air mendidih.--Sembari menunggu merebus ayam, iris bawang merah, bawang putih, cabe, jahe digeprek. Potong melintang paprika merah dan kuning. Timun dipotong memanjang Β± 4cm.--Angkat ayam yang sudah direbus, tiriskan lalu bumbui dengan garam dan merica.--Goreng ayam yang sudah dibumbui. Goreng hingga kekuningan (jangan sampai kering). Jika sudah kekuningan, angkat dan tiriskan.--Tumis bawang merah, bawang putih, cabe dan jahe hingga harum. Setelah itu masukkan paprikan dan timun.--Beri setengah gelas air pada tumisan, masukkan gula merah, kecap manis dan kecap asin. Koreksi rasanya.--Jika rasa sudah pas, masukkan ayam. Masak hingga airnya menyusut.--Ayam Goreng Kecap siap dihidangkan--
Ayam Goreng Kecap Maknyuss 1 kg Dada ayam 1 buah paprika merah 1 buah paprika kuning 1/2 buah timun Bumbu : 6 siung bawang merah 4 siung bawang putih 2 bh cabe 2 cm jahe 2 sdm gula merah 2 sdm kecap asin 3 sdm kecap manis Garam Merica Minyak untuk menggoreng Potong dadu dada ayam, lalu cuci bersih. Rebus sebentar di air mendidih. Sembari menunggu merebus ayam, iris bawang merah, bawang putih, cabe, jahe digeprek. Potong melintang paprika merah dan kuning. Timun dipotong memanjang Β± 4cm. Angkat ayam yang sudah direbus, tiriskan lalu bumbui dengan garam dan merica. Goreng ayam yang sudah dibumbui. Goreng hingga kekuningan (jangan sampai kering). Jika sudah kekuningan, angkat dan tiriskan. Tumis bawang merah, bawang putih, cabe dan jahe hingga harum. Setelah itu masukkan paprikan dan timun. Beri setengah gelas air pada tumisan, masukkan gula merah, kecap manis dan kecap asin. Koreksi rasanya. Jika rasa sudah pas, masukkan ayam. Masak hingga airnya menyusut. Ayam Goreng Kecap siap dihidangkan
Opor Ayam + Tahu 5 potong paha ayam--4 buah tahu putih--1 batang sereh (geprek)--2 lembar daun salam--2 lembar daun jeruk--1 buah jeruk nipis--65 ml santan instan (saya pakai kara)--500 ml air kaldu dari rebusan ayam--5 buah cabe rawit merah (boleh lebih jika suka pedas)--secukupnya Bawang goreng--secukupnya Garam, gula, dan penyedap rasa--Bumbu yang dihaluskan :--6 siung bawang merah--3 siung bawang putih--1 cm lengkoas--1 cm jahe--2 cm kunyit--3 butir kemiri--1/2 sdt lada bubuk--1/2 sdt ketumbar bubuk-- Cuci ayam sampai bersih, beri perasan air jeruk nipis, diamkan sampai meresap, lalu cuci bersih kembali--Ayam direbus hingga matang, lalu ambil air rebusannya sebanyak 500ml (bisa lebih jika suka yang berkuah banyak)--Tumis bumbu yg sudah dihaluskan, lalu tambahkan sereh geprek, daun salam, daun jeruk--Masukkan ayam dan tahu, aduk dgn bumbu lalu tuangkan air kaldu. Masak hingga mendidih, jangan lupa masukkan cabe rawit utuh--Tambahkan gula, garam, dan penyedap rasa secukupnya hingga rasanya pas dengan selera, lalu masukkan santan instan sambil terus diaduk agar santan tidak pecah. Gunakan api kecil saja--Bila sudah matang dan ayam sudah empuk, angkat. Taburkan bawang goreng dan siap dihidangkan.--
Opor Ayam + Tahu 5 potong paha ayam 4 buah tahu putih 1 batang sereh (geprek) 2 lembar daun salam 2 lembar daun jeruk 1 buah jeruk nipis 65 ml santan instan (saya pakai kara) 500 ml air kaldu dari rebusan ayam 5 buah cabe rawit merah (boleh lebih jika suka pedas) secukupnya Bawang goreng secukupnya Garam, gula, dan penyedap rasa Bumbu yang dihaluskan : 6 siung bawang merah 3 siung bawang putih 1 cm lengkoas 1 cm jahe 2 cm kunyit 3 butir kemiri 1/2 sdt lada bubuk 1/2 sdt ketumbar bubuk Cuci ayam sampai bersih, beri perasan air jeruk nipis, diamkan sampai meresap, lalu cuci bersih kembali Ayam direbus hingga matang, lalu ambil air rebusannya sebanyak 500ml (bisa lebih jika suka yang berkuah banyak) Tumis bumbu yg sudah dihaluskan, lalu tambahkan sereh geprek, daun salam, daun jeruk Masukkan ayam dan tahu, aduk dgn bumbu lalu tuangkan air kaldu. Masak hingga mendidih, jangan lupa masukkan cabe rawit utuh Tambahkan gula, garam, dan penyedap rasa secukupnya hingga rasanya pas dengan selera, lalu masukkan santan instan sambil terus diaduk agar santan tidak pecah. Gunakan api kecil saja Bila sudah matang dan ayam sudah empuk, angkat. Taburkan bawang goreng dan siap dihidangkan.
Sambal Tempe Penyet 5 cabe merah besar--10 cabe rawit (bisa tambah atau kurang)--5 bawang merah--3 siung bawang putih--1 buah tomat--2 sdt garam--1/2 sdm gula--1 sdm gula merah--1 sdt terasi--2 bungkus Tempe--1 buah jeruk nipis--Minyak untuk menggoreng-- Goreng dengan sedikit minyak bawang merah, bawang putih, cabe rawit, cabe merah, tomat sampai sedikit layu--Siapkan di cobek garam, gula, gula merah, terasi--Ulek bahan yang sudah digoreng setengah layu sampai halus. Tambahkan air perahan jeruk nipis--Potong dan goreng tempe--Penyet tempe panas diatas sambal.--Hidangkan--
Sambal Tempe Penyet 5 cabe merah besar 10 cabe rawit (bisa tambah atau kurang) 5 bawang merah 3 siung bawang putih 1 buah tomat 2 sdt garam 1/2 sdm gula 1 sdm gula merah 1 sdt terasi 2 bungkus Tempe 1 buah jeruk nipis Minyak untuk menggoreng Goreng dengan sedikit minyak bawang merah, bawang putih, cabe rawit, cabe merah, tomat sampai sedikit layu Siapkan di cobek garam, gula, gula merah, terasi Ulek bahan yang sudah digoreng setengah layu sampai halus. Tambahkan air perahan jeruk nipis Potong dan goreng tempe Penyet tempe panas diatas sambal. Hidangkan
Pindang Telur Ayam Marmer #ketopad_cp_aneka telur 5-6 butir telur ayam--2 genggam kulit bawang merah--1 genggam kulit bawang putih--4 lembar daun salam--1 ruas lengkuas, memarkan--3-4 teh hijau celup--2 sdt garam himalaya--1,5 liter air-- Didihkan telur, dengan daun salam, lengkuas, garam, kulit bawang merah dan kulit bawang putih dalam panci.--Ketika mendidih masukkan teh celup. Masak hingga telur matang. Angkat telur. Lalu dinginkan.--Setelah dingin, retakkan telur dengan menggunakan sendok.--Masukkan kembali telur yang sudah diretakkan ke dalam panci yang berisi rempah tadi. Masak kembali hingga mendidih. Kecilkan api.--Lanjutkan kembali proses merebus hingga satu jam atau lebih. Matikan api. Biarkan telur dingin. Angkat telur lalu kupas.--Siap disajikan.--
Pindang Telur Ayam Marmer #ketopad_cp_aneka telur 5-6 butir telur ayam 2 genggam kulit bawang merah 1 genggam kulit bawang putih 4 lembar daun salam 1 ruas lengkuas, memarkan 3-4 teh hijau celup 2 sdt garam himalaya 1,5 liter air Didihkan telur, dengan daun salam, lengkuas, garam, kulit bawang merah dan kulit bawang putih dalam panci. Ketika mendidih masukkan teh celup. Masak hingga telur matang. Angkat telur. Lalu dinginkan. Setelah dingin, retakkan telur dengan menggunakan sendok. Masukkan kembali telur yang sudah diretakkan ke dalam panci yang berisi rempah tadi. Masak kembali hingga mendidih. Kecilkan api. Lanjutkan kembali proses merebus hingga satu jam atau lebih. Matikan api. Biarkan telur dingin. Angkat telur lalu kupas. Siap disajikan.
Tahu isi sosis 2 buah tahu putih besar kukus--2 buah sosis potong kecil2--2 siung bawang putih--3 bawang merah goreng dan haluskan--1 butir telur--Daun bawang--1 sdm Saos tiram--1 sdt minyak wijen--sesuai selera Lada, garam dan penyedap--2 sdm tepung terigu-- Bismillah. Bahan: 2 buah tahu putih besar kukus(setelah dingin potong jadi 4, dari 1 potong potong lagi serong jadi 2) kerok tengahnya. Dan haluska--Tahu yang dikerok haluskan tambah sosis telur, sagu dan bumbu aduk jadi satu masukkan ke lubag tahu padatkan goreng apabila adonan pecah bisa titambahkan telur kocok goreng dan sajikan--Kalau mau dikukus juga bisa umm--
Tahu isi sosis 2 buah tahu putih besar kukus 2 buah sosis potong kecil2 2 siung bawang putih 3 bawang merah goreng dan haluskan 1 butir telur Daun bawang 1 sdm Saos tiram 1 sdt minyak wijen sesuai selera Lada, garam dan penyedap 2 sdm tepung terigu Bismillah. Bahan: 2 buah tahu putih besar kukus(setelah dingin potong jadi 4, dari 1 potong potong lagi serong jadi 2) kerok tengahnya. Dan haluska Tahu yang dikerok haluskan tambah sosis telur, sagu dan bumbu aduk jadi satu masukkan ke lubag tahu padatkan goreng apabila adonan pecah bisa titambahkan telur kocok goreng dan sajikan Kalau mau dikukus juga bisa umm
Ayam Sisit khas Bali 300 gr dada ayam fillet--3 siung bawang putih--5 buah cabai keriting (sesuai selera)--5 buah daun jeruk--seujung jari Terasi bakar--sesuai selera gula,garam, penyedap-- Rebus dada ayam sampai matang, sisihkan air sisa rebusannnya.--Ulek / blender semua bumbu : bawang putih,cabe,terasi.--Suwir dada ayam dengan cara di geprek lalu di suwir agar lebih mudah.--Campur suwiran ayam dengan bumbu yg sudah diulek, aduk2 sampai rata.--Panaskan minyak lalu tumis semua bumbu dan ayam yg sudah tercampur rata, masukan air kaldu rebusan sedikit, lalu masukan daun jeruk, garam,gula, penyedap. Koreksi rasa lalu tunggu sampai airnya sap/habis dan siap dihidangkan.--
Ayam Sisit khas Bali 300 gr dada ayam fillet 3 siung bawang putih 5 buah cabai keriting (sesuai selera) 5 buah daun jeruk seujung jari Terasi bakar sesuai selera gula,garam, penyedap Rebus dada ayam sampai matang, sisihkan air sisa rebusannnya. Ulek / blender semua bumbu : bawang putih,cabe,terasi. Suwir dada ayam dengan cara di geprek lalu di suwir agar lebih mudah. Campur suwiran ayam dengan bumbu yg sudah diulek, aduk2 sampai rata. Panaskan minyak lalu tumis semua bumbu dan ayam yg sudah tercampur rata, masukan air kaldu rebusan sedikit, lalu masukan daun jeruk, garam,gula, penyedap. Koreksi rasa lalu tunggu sampai airnya sap/habis dan siap dihidangkan.
Tempe Bacem 1 papan tempe, iris 10--4 siung bawang merah--4 siung bawang putih--1 sdt ketumbar--Seruas kunyit--Seruas jahe--Seruas lengkuas--3 keping gula merah--3 sdm kecap manis--1 sdt lada--2 lembar daun salam--1 batang sereh--2 sdt garam-- Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, ketumbar, jahe, dan lengkuas--Susun tempe dalam panci, masukkan bumbu halus, tambahkan air hingga menutupi semua bagian tempe--Masak dengan api sedang, tambahkan gula merah, garam, lada, daun salam, dan sereh--Tambahkan kecap manis jika air hampir asat, cicipi--
Tempe Bacem 1 papan tempe, iris 10 4 siung bawang merah 4 siung bawang putih 1 sdt ketumbar Seruas kunyit Seruas jahe Seruas lengkuas 3 keping gula merah 3 sdm kecap manis 1 sdt lada 2 lembar daun salam 1 batang sereh 2 sdt garam Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, ketumbar, jahe, dan lengkuas Susun tempe dalam panci, masukkan bumbu halus, tambahkan air hingga menutupi semua bagian tempe Masak dengan api sedang, tambahkan gula merah, garam, lada, daun salam, dan sereh Tambahkan kecap manis jika air hampir asat, cicipi
Salad Sayur Ayam Panggang (Tanpa Kulit) Bahan ayam panggang:--1 potong dada ayam (bersihkan lalu beri sedikit perasan lemon)--1 siung bawang putih (ulek halus)--Secukupnya lada hitam bubuk--Sedikiiit garam--Secukupnya oregano dan parsley--Bahan salad sayur:--Selada (aku 5 lembar)--Jagung manis (aku pake 3 garis memanjang)--secukupnya Wortel--Tomat cherry (5 buah lalu belah 2)--2 sdm yoghurt plain (aku pake cimory)--1,5 sdm olive oil--1/2 lemon (peras)-- Oleskan bahan-bahan ayam panggang satu per satu. Lalu marinasi di kulkas selama 1-2 jam--Setelah 1-2 jam, oleskan loyang dengan olive oil. Panaskan oven. Lalu panggang ayam selama 25-30 menit dengan api 180 derajat. Panggang api atas dan bawah--Rebus jagung dan wortel di air mendidih. (Kukus juga bisa). Setelah matang angkat dan tiriskan. Lalu diamkan sebentar sampai dingin.--Sambil menunggu ayam matang, campur semua bahan salad sayur. Lalu aduk rata dan koreksi rasa--Sajikan salad sayur, dan ayam panggang yg sudah matang. Selamat mencobaπŸ‘Œ--
Salad Sayur Ayam Panggang (Tanpa Kulit) Bahan ayam panggang: 1 potong dada ayam (bersihkan lalu beri sedikit perasan lemon) 1 siung bawang putih (ulek halus) Secukupnya lada hitam bubuk Sedikiiit garam Secukupnya oregano dan parsley Bahan salad sayur: Selada (aku 5 lembar) Jagung manis (aku pake 3 garis memanjang) secukupnya Wortel Tomat cherry (5 buah lalu belah 2) 2 sdm yoghurt plain (aku pake cimory) 1,5 sdm olive oil 1/2 lemon (peras) Oleskan bahan-bahan ayam panggang satu per satu. Lalu marinasi di kulkas selama 1-2 jam Setelah 1-2 jam, oleskan loyang dengan olive oil. Panaskan oven. Lalu panggang ayam selama 25-30 menit dengan api 180 derajat. Panggang api atas dan bawah Rebus jagung dan wortel di air mendidih. (Kukus juga bisa). Setelah matang angkat dan tiriskan. Lalu diamkan sebentar sampai dingin. Sambil menunggu ayam matang, campur semua bahan salad sayur. Lalu aduk rata dan koreksi rasa Sajikan salad sayur, dan ayam panggang yg sudah matang. Selamat mencobaπŸ‘Œ
Balado telor tahu 1/2 kg telur--1 bgks tahu--4 buah bawang putih--5 buah bawang merah--10 buah cabe kriting--5 buah cabe rawit--5 buah kemiri--1 buah tomat--1 siung jahe--1 potong laos--1 btg sere--2 lmbr daun salam--2 lmbr daun jeruk--1/2 sdm garam--2 butir gula jawa-- Rebus telur sampe matang angkat tiriskan, kupas lalu digoreng--Goreng tahu agar tidak mudah hancur--Haluskan semua bumbu (bawang merah, bawang putih, cabai, kemiri, tomat) setelah semua halus kemudian memarkan jahe, laos dan sere--Tumis bumbu yg dihaluskan td sampai warna berubah agak kemerahan dan harum lalu tambahkan 1 gelas air--Kemudian masukkan daun salam dan daun jeruk..lalu tambahkan garam dan gula jawa, aduk dan tes rasa--Yg terakhir masukkan telur dan tahu yg sudah digoreng td dan tunggu sampai bumbu meresap dan berkurang airnya..--Balado telur tahu siap dinikmati--
Balado telor tahu 1/2 kg telur 1 bgks tahu 4 buah bawang putih 5 buah bawang merah 10 buah cabe kriting 5 buah cabe rawit 5 buah kemiri 1 buah tomat 1 siung jahe 1 potong laos 1 btg sere 2 lmbr daun salam 2 lmbr daun jeruk 1/2 sdm garam 2 butir gula jawa Rebus telur sampe matang angkat tiriskan, kupas lalu digoreng Goreng tahu agar tidak mudah hancur Haluskan semua bumbu (bawang merah, bawang putih, cabai, kemiri, tomat) setelah semua halus kemudian memarkan jahe, laos dan sere Tumis bumbu yg dihaluskan td sampai warna berubah agak kemerahan dan harum lalu tambahkan 1 gelas air Kemudian masukkan daun salam dan daun jeruk..lalu tambahkan garam dan gula jawa, aduk dan tes rasa Yg terakhir masukkan telur dan tahu yg sudah digoreng td dan tunggu sampai bumbu meresap dan berkurang airnya.. Balado telur tahu siap dinikmati
#KitaBerbagi Sate Kambing Enak 400 gr Daging Kambing--10 gr bubuk pengempuk daging (bisa skip)--50 ml kecap--Lengkuas--2 siung bawang putih besar--1 sdt ketumbar--1 sdt bubuk Lada--1 sdt garam--secukupnya Asam Jawa-- Siapkan daging. Lumuri dengan parutan nanas muda atau bubuk pengempuk atau bungkus dengan daun pepaya selama 15 menit--Haluskan Lengkuas, Jahe, garam, Lada, Ketumbar dan Bawang putih--Cuci daging kambing yang telah direndam dengan nanas/pengempuk. Potong2. Lumuri dengan bahan yang telah dihaluskan. Tambahkan asam jawa dan kecap. Diamkan selama 5-10menit. Siapkan tusuk sate. Atur sesuai selera. Bisa 5/6 daging kecil pertusuk.--Panggang di pangganan, grill, teflon atau oven hingga matang atau kecoklatan. Sebagai saosnya campurkan kecap dengan cabai rawit. Bisa juga ditambahkan bawang merah, tomat dan timun sebagai bahan pendamping. Selamat menikmati--
#KitaBerbagi Sate Kambing Enak 400 gr Daging Kambing 10 gr bubuk pengempuk daging (bisa skip) 50 ml kecap Lengkuas 2 siung bawang putih besar 1 sdt ketumbar 1 sdt bubuk Lada 1 sdt garam secukupnya Asam Jawa Siapkan daging. Lumuri dengan parutan nanas muda atau bubuk pengempuk atau bungkus dengan daun pepaya selama 15 menit Haluskan Lengkuas, Jahe, garam, Lada, Ketumbar dan Bawang putih Cuci daging kambing yang telah direndam dengan nanas/pengempuk. Potong2. Lumuri dengan bahan yang telah dihaluskan. Tambahkan asam jawa dan kecap. Diamkan selama 5-10menit. Siapkan tusuk sate. Atur sesuai selera. Bisa 5/6 daging kecil pertusuk. Panggang di pangganan, grill, teflon atau oven hingga matang atau kecoklatan. Sebagai saosnya campurkan kecap dengan cabai rawit. Bisa juga ditambahkan bawang merah, tomat dan timun sebagai bahan pendamping. Selamat menikmati
Sup Sapi Berempah 500 gram tetelan sapi--2 buah wortel, iris bulat-bulat--2 buah kentang, potong dadu--200 gram kol, iris tipis--1 buah tomat, potong dadu--8 siung bawang merah, iris tipis--1 ikat daun bawang, iris sesuai selera--1 ikat seledri, iris tipis--2 liter air--Secukupnya garam dan gula--Bumbu halus :--1 sdt merica butiran--1 sdt jinten--1 buah biji pala-- Rebus tetelan sapi dengan air mendidih sebentar saja asal matang. Sisihkan daging. Buang air rebusan. Potong dadu daging tetelan dan rebus kembali dengan air yang baru. (optional : air rebusan pertama bisa dipakai sebagai kaldu atau diganti dengan air yg baru. Sesuai selera saja).--Tumis bawang merah hingga harum dan kecoklatan. Lalu masukkan ke dalam rebusan daging. Aduk rata.--Masukkan jinten, pala, dan merica yg telah dihaluskan. Tambahkan garam dan gula. Aduk hingga tercampur rata. Didihkan kembali dengan api kecil hingga daging empuk dan air kaldu pekat.--Masukkan kentang. Wortel dimasukkan saat sup hampir matang untuk menghindari overcooking karena wortel mudah empuk.--Terakhir masukkan daun bawang, seledri, tomat, dan kol setelah semua bahan empuk dan matang.--Sajikan hangat dengan taburan bawang goreng.--
Sup Sapi Berempah 500 gram tetelan sapi 2 buah wortel, iris bulat-bulat 2 buah kentang, potong dadu 200 gram kol, iris tipis 1 buah tomat, potong dadu 8 siung bawang merah, iris tipis 1 ikat daun bawang, iris sesuai selera 1 ikat seledri, iris tipis 2 liter air Secukupnya garam dan gula Bumbu halus : 1 sdt merica butiran 1 sdt jinten 1 buah biji pala Rebus tetelan sapi dengan air mendidih sebentar saja asal matang. Sisihkan daging. Buang air rebusan. Potong dadu daging tetelan dan rebus kembali dengan air yang baru. (optional : air rebusan pertama bisa dipakai sebagai kaldu atau diganti dengan air yg baru. Sesuai selera saja). Tumis bawang merah hingga harum dan kecoklatan. Lalu masukkan ke dalam rebusan daging. Aduk rata. Masukkan jinten, pala, dan merica yg telah dihaluskan. Tambahkan garam dan gula. Aduk hingga tercampur rata. Didihkan kembali dengan api kecil hingga daging empuk dan air kaldu pekat. Masukkan kentang. Wortel dimasukkan saat sup hampir matang untuk menghindari overcooking karena wortel mudah empuk. Terakhir masukkan daun bawang, seledri, tomat, dan kol setelah semua bahan empuk dan matang. Sajikan hangat dengan taburan bawang goreng.
Ayam Saos Belibis Bahan utama:--2 Bh Ayam fillet dada yg besar--20 bh sosis merk champ atau bernadhi--8 telur ayam (boleh pakai boleh tidak)--Bumbu :--1 bh bawang bombay ukuran besar--8 bh bawang putih--1 bh paprika ukuran besar(kl kecil pakai 2)--3 bh cabe hijau besar--1 bh tomat--8 bh saos belibis(selera)--1 sdm kecap(selera)--1 sdm minyak wijen--Garam--Gula--Royco-- Cuci bersih ayam... Lumurin jeniper (jeruk nipis peras) agar tidak amis--Rebus ayam..... jangan di buang air rebusan ayam karna untuk kaldunya--Setelah di rebus...suwir atau potong potong ayam..goreng setengah matang--Tumis bawang..cabe..paprika...hingga harum dan layu...lalu masukan ayam dan air rebusan ayam tadi sebagai kaldu dan tambahkan air 1 gelas--Masukan saos belibis dan tomat di parut menggunakan parutan keju...tunggu sampai mendidih--Jika air sudah berkurang... Masukan telur..sosis tambahkan minyak wijen..garam..gula..kecap--Masak dengan hati ikhlas dn senang akan menambah kenikmatam--
Ayam Saos Belibis Bahan utama: 2 Bh Ayam fillet dada yg besar 20 bh sosis merk champ atau bernadhi 8 telur ayam (boleh pakai boleh tidak) Bumbu : 1 bh bawang bombay ukuran besar 8 bh bawang putih 1 bh paprika ukuran besar(kl kecil pakai 2) 3 bh cabe hijau besar 1 bh tomat 8 bh saos belibis(selera) 1 sdm kecap(selera) 1 sdm minyak wijen Garam Gula Royco Cuci bersih ayam... Lumurin jeniper (jeruk nipis peras) agar tidak amis Rebus ayam..... jangan di buang air rebusan ayam karna untuk kaldunya Setelah di rebus...suwir atau potong potong ayam..goreng setengah matang Tumis bawang..cabe..paprika...hingga harum dan layu...lalu masukan ayam dan air rebusan ayam tadi sebagai kaldu dan tambahkan air 1 gelas Masukan saos belibis dan tomat di parut menggunakan parutan keju...tunggu sampai mendidih Jika air sudah berkurang... Masukan telur..sosis tambahkan minyak wijen..garam..gula..kecap Masak dengan hati ikhlas dn senang akan menambah kenikmatam
Sempol udang mini 1 plastik udang beli di tukang sayur (ga tau brp ukuranya)--10 sdm tepung tapioka (pakai tepung sagu lebih baik)--5 sdm tepung terigu--2 bawang putih haluskan--Seledri iris halus--2 telur ayam-- Cuci udang. Buang kulitnya haluskam kalau saya di uleg.. Campur semua bahan dengan 1 (satu) telur sampai adonanya bisa di bentuk.. bisa d kasih sedikit air kalau masih blm bisa di bentuk.. kira2 aja. Jgn banyak2 airnya biar ga terlalu encer.--Rebus air dalam panci sampai mendidih--Adonan td di lilitkan ke lidi lalu masukan ke air yg mendidih td sampai habis.--Setelah adonan yg di rebus td mengapung dan matang tiriskan.--Celupkan adonan yg sudah di rebus td di telur (kalau saya telurnya di kasih air lg.. biar celupan telurnya jd banyak)--Goreng adonan yg sudah di campur telur hingga warnanya kecoklatan.. cm mematangkan telurnya saja. Karna adonan sudah matang karna d rebus td. Angkat sajikan dgn saus botol--
Sempol udang mini 1 plastik udang beli di tukang sayur (ga tau brp ukuranya) 10 sdm tepung tapioka (pakai tepung sagu lebih baik) 5 sdm tepung terigu 2 bawang putih haluskan Seledri iris halus 2 telur ayam Cuci udang. Buang kulitnya haluskam kalau saya di uleg.. Campur semua bahan dengan 1 (satu) telur sampai adonanya bisa di bentuk.. bisa d kasih sedikit air kalau masih blm bisa di bentuk.. kira2 aja. Jgn banyak2 airnya biar ga terlalu encer. Rebus air dalam panci sampai mendidih Adonan td di lilitkan ke lidi lalu masukan ke air yg mendidih td sampai habis. Setelah adonan yg di rebus td mengapung dan matang tiriskan. Celupkan adonan yg sudah di rebus td di telur (kalau saya telurnya di kasih air lg.. biar celupan telurnya jd banyak) Goreng adonan yg sudah di campur telur hingga warnanya kecoklatan.. cm mematangkan telurnya saja. Karna adonan sudah matang karna d rebus td. Angkat sajikan dgn saus botol
Menjeng aka mendol aka perkedel tempe 1 papan tempe--3 lbr daun jeruk--bumbu yg di haluskan :--3 siung bawang putih--1 cm jahe--1cm lengkuas--1cm kunyit--0,5 cm kencur--5biji cabe rawit--1biji cabe merah besar--setengah sdt ketumbar--secukupnya garam juga penyedap-- Biar agak mudah parut tempe menggunakan parutan sayur dan rajang halus daun jeruk sisih kan--Kemudian haluskan bumbu setelah halus masuk kan tempe haluskan bersama bumbu setelah halus masukkan irisan daun jeruk--Ambil secukup nya adonan lalu kepal2 dan bentuk sesuai selera, taruh perkedel yg udah di cetak dalam wadah tertutup dan masukkan dalam kulkas ambil dan kekuarkan ketika mau menggoreng, photo di atas aku menggunakan ttup botol air mineral untuk mencetak biar bentuk nya sama dan terlihat rapi juga menarik--Selamat mencoba semoga berhasil--
Menjeng aka mendol aka perkedel tempe 1 papan tempe 3 lbr daun jeruk bumbu yg di haluskan : 3 siung bawang putih 1 cm jahe 1cm lengkuas 1cm kunyit 0,5 cm kencur 5biji cabe rawit 1biji cabe merah besar setengah sdt ketumbar secukupnya garam juga penyedap Biar agak mudah parut tempe menggunakan parutan sayur dan rajang halus daun jeruk sisih kan Kemudian haluskan bumbu setelah halus masuk kan tempe haluskan bersama bumbu setelah halus masukkan irisan daun jeruk Ambil secukup nya adonan lalu kepal2 dan bentuk sesuai selera, taruh perkedel yg udah di cetak dalam wadah tertutup dan masukkan dalam kulkas ambil dan kekuarkan ketika mau menggoreng, photo di atas aku menggunakan ttup botol air mineral untuk mencetak biar bentuk nya sama dan terlihat rapi juga menarik Selamat mencoba semoga berhasil
Kakap merah kuah kemangi 1 ekor ikan kakap merah (potong bagi 4)--4 ikat daun kemangi--6 bh bawang merah--5 bh asam jawa--1 sdt kunyit bubuk--8 bh cabe rawit--secukupnya Garam gula--sesuai selera Penyedap rasa-- Bersihkan ikan dan potong bagi 4--Panaskan minyak, masukkam irisan bawang merah dan cabe, lalu masukkan air sesuai selera, setelah agak keluar uap, masukkan asam jawa dan kunyit--Tunggu air mendidih, kemudian masukkan ikan. Setelah ikan matang, masukkan daun kemangi.--Tambahkan garam, gula dan penyedap rasa. Sajikan--
Kakap merah kuah kemangi 1 ekor ikan kakap merah (potong bagi 4) 4 ikat daun kemangi 6 bh bawang merah 5 bh asam jawa 1 sdt kunyit bubuk 8 bh cabe rawit secukupnya Garam gula sesuai selera Penyedap rasa Bersihkan ikan dan potong bagi 4 Panaskan minyak, masukkam irisan bawang merah dan cabe, lalu masukkan air sesuai selera, setelah agak keluar uap, masukkan asam jawa dan kunyit Tunggu air mendidih, kemudian masukkan ikan. Setelah ikan matang, masukkan daun kemangi. Tambahkan garam, gula dan penyedap rasa. Sajikan
Oseng oseng cumi tempe pedas 1/2 papan tempe potong dadu--1 bungkus cumi-cumi basah--1 bungkus saus tiram--3 /d makan kecap--1 buah jeruk nipis--irisan Bumbu--5 buah cabe merah--5 buah cabe hijau--2 siung bawang merah--2 siung bawang putih--1 buah bawang bombay--Minyak untuk menumis--secukupnya Air-- Bersihkan cumi,dan potong potong pipih,rendam di air beri jeruk nipis(utk menghilangkan bau amisnya ya)--Siapkan minyak untuk menggoreng tempe--Goreng tempe setengah matang,angkat tiriskan--Siapkan minyak untuk menumis,masukan bumbu irisan dan aduk aduk hingga harum,tambahkan saus tiram,kecap manis,garam,gula,penyedap,tambahkan air secukupnya,cicipi rasa--Setelah rasa cocok,masukan cumi nya dan tunggu hingga cumi matang,aduk aduk hingga bumbu meresap,angkat sajikan.--
Oseng oseng cumi tempe pedas 1/2 papan tempe potong dadu 1 bungkus cumi-cumi basah 1 bungkus saus tiram 3 /d makan kecap 1 buah jeruk nipis irisan Bumbu 5 buah cabe merah 5 buah cabe hijau 2 siung bawang merah 2 siung bawang putih 1 buah bawang bombay Minyak untuk menumis secukupnya Air Bersihkan cumi,dan potong potong pipih,rendam di air beri jeruk nipis(utk menghilangkan bau amisnya ya) Siapkan minyak untuk menggoreng tempe Goreng tempe setengah matang,angkat tiriskan Siapkan minyak untuk menumis,masukan bumbu irisan dan aduk aduk hingga harum,tambahkan saus tiram,kecap manis,garam,gula,penyedap,tambahkan air secukupnya,cicipi rasa Setelah rasa cocok,masukan cumi nya dan tunggu hingga cumi matang,aduk aduk hingga bumbu meresap,angkat sajikan.
Cah sawi putih campur telur 1 buah sawi putih potong sesuai selera--2 butir telur kocok lepas--3 siung bawang putih geprek--10 buah cabe merah iris--secukupnya Air--secukupnya Garam, gula-- Siapkan bahannya--Tumis bawang dan cabe sampai harum.--Sisihkan cabe dan bawang kepinggir wajan, masukkan telur aduk rata bikin orak arik.--Masukkan sawi aduk sebentar tambahkan sedikit air, garam, gula, aduk rata tes rasa.--Siap disajikan, simple dan lezat. Happy cooking moms 😊😊--
Cah sawi putih campur telur 1 buah sawi putih potong sesuai selera 2 butir telur kocok lepas 3 siung bawang putih geprek 10 buah cabe merah iris secukupnya Air secukupnya Garam, gula Siapkan bahannya Tumis bawang dan cabe sampai harum. Sisihkan cabe dan bawang kepinggir wajan, masukkan telur aduk rata bikin orak arik. Masukkan sawi aduk sebentar tambahkan sedikit air, garam, gula, aduk rata tes rasa. Siap disajikan, simple dan lezat. Happy cooking moms 😊😊
Mie kocok iga sapi Kikil sapi--Iga sapi--Toge--Garam / penyedap rasa--Salam--Sereh--Merica--Jeruk limo--Bawang putih--Bawang daun seledri--Bawang goreng-- Potong kikil sesuai selera--Rebus iga sapi dan kikil hingga empuk--Siapkan air mendidih--Masukan bawang putih halus tunggu hingga harum--Masukan salam sereh dan merica secukupnya--Masukan kikil dan iga sapi yang telah direbus empuk--Beri garam secukupnya--Siapkan mangkok berisi toge secukupnya--Masukan kuah berisi kikil dan iga kedalam mangkok--Taburi bawang goreng dan bawang daun seledri--Beri perasan jeruk limo--Dan jadiiii~~--
Mie kocok iga sapi Kikil sapi Iga sapi Toge Garam / penyedap rasa Salam Sereh Merica Jeruk limo Bawang putih Bawang daun seledri Bawang goreng Potong kikil sesuai selera Rebus iga sapi dan kikil hingga empuk Siapkan air mendidih Masukan bawang putih halus tunggu hingga harum Masukan salam sereh dan merica secukupnya Masukan kikil dan iga sapi yang telah direbus empuk Beri garam secukupnya Siapkan mangkok berisi toge secukupnya Masukan kuah berisi kikil dan iga kedalam mangkok Taburi bawang goreng dan bawang daun seledri Beri perasan jeruk limo Dan jadiiii~~
Sop bening daging sapi 500 gr daging sapi kualitas rendah--4 buah kentang--100 ons buncis--5 lemar kol putih--4 buah wortel--2 helai daun seledri--2 helai daun bawang--Merica--Penyedap--Garam--Air--Gula pasir-- Potong2 semua sayuran tergantung selera--Iris kasar daun bawang dan seledri--Rebus terlebih dahulu daging sapi yang telah di potong kecil sampai agak lunak--Tambahkan kentang dan wortel terlebih dahulu tunggu beberapa menit tambahkan kol dan buncis aduk rata--
Sop bening daging sapi 500 gr daging sapi kualitas rendah 4 buah kentang 100 ons buncis 5 lemar kol putih 4 buah wortel 2 helai daun seledri 2 helai daun bawang Merica Penyedap Garam Air Gula pasir Potong2 semua sayuran tergantung selera Iris kasar daun bawang dan seledri Rebus terlebih dahulu daging sapi yang telah di potong kecil sampai agak lunak Tambahkan kentang dan wortel terlebih dahulu tunggu beberapa menit tambahkan kol dan buncis aduk rata
Makarel mantab tanpa amis 1 kaleng Botan Makarel yg besar--2 siung bawang putih (geprek, cincang)--4 siung bawang merah (iris halus)--3 cabe merah kering (iris)--5 cabe rawit merah (iris)--1 tomat (potong2)--2 daun salam, 2 daun jeruk--1 sereh (geprek)--1 ruas lengkuas (geprek)--200 ml air--secukupnya Minyak, garam, lada, penyedap-- Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum, masukkan salam, daun jeruk, sereh, lengkuas, aduk2 sebentar, masukkan semua isi kaleng botan makarel, masak sampai meletup2--Masukkan air, tomat, garam, lada, penyedap.. tunggu mendidih, test rasa... Kalau suka boleh tambah sedikit gula--Siap disajikan--
Makarel mantab tanpa amis 1 kaleng Botan Makarel yg besar 2 siung bawang putih (geprek, cincang) 4 siung bawang merah (iris halus) 3 cabe merah kering (iris) 5 cabe rawit merah (iris) 1 tomat (potong2) 2 daun salam, 2 daun jeruk 1 sereh (geprek) 1 ruas lengkuas (geprek) 200 ml air secukupnya Minyak, garam, lada, penyedap Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum, masukkan salam, daun jeruk, sereh, lengkuas, aduk2 sebentar, masukkan semua isi kaleng botan makarel, masak sampai meletup2 Masukkan air, tomat, garam, lada, penyedap.. tunggu mendidih, test rasa... Kalau suka boleh tambah sedikit gula Siap disajikan
Soto Daging Sapi 500 gr Daging Sapi (potong-potong)--Telur rebus (optional)--Soun (rendam air panas)--Kol (iris lembut)--Seledri (iris lembut)--Kentang goreng (untuk taburan)--Bawang goreng (untuk taburan)--secukupnya Garam--Minyak goreng secukupnya (untuk menumis)--secukupnya Air--Haluskan:--5 siung bawang merah--3 siung bawang putih--2 btr kemiri--1 sdt ketumbar--1 ruas kunyit--1 ruas jahe--1 ruas lengkuas--2 btng sereh--2 lbr daun salam--2 lbr daun jeruk-- Rebus daging sampai empuk, jangan buang airnya--Tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum--Masukkan bumbu yang sudah ditumis kedalam rebusan daging--Tambahkan garam, koreksi rasa, aduk sampai mendidih--Letakkan soun, kol, daging sapi, dan telur kedalam mangkok kemudian tuangkan kuah soto--Tambahkan taburan kentang goreng, bawang goreng, dan seledri saat dihidangkan--Soto Daging Sapi siap dinikmati--
Soto Daging Sapi 500 gr Daging Sapi (potong-potong) Telur rebus (optional) Soun (rendam air panas) Kol (iris lembut) Seledri (iris lembut) Kentang goreng (untuk taburan) Bawang goreng (untuk taburan) secukupnya Garam Minyak goreng secukupnya (untuk menumis) secukupnya Air Haluskan: 5 siung bawang merah 3 siung bawang putih 2 btr kemiri 1 sdt ketumbar 1 ruas kunyit 1 ruas jahe 1 ruas lengkuas 2 btng sereh 2 lbr daun salam 2 lbr daun jeruk Rebus daging sampai empuk, jangan buang airnya Tumis bumbu yang sudah dihaluskan sampai harum Masukkan bumbu yang sudah ditumis kedalam rebusan daging Tambahkan garam, koreksi rasa, aduk sampai mendidih Letakkan soun, kol, daging sapi, dan telur kedalam mangkok kemudian tuangkan kuah soto Tambahkan taburan kentang goreng, bawang goreng, dan seledri saat dihidangkan Soto Daging Sapi siap dinikmati
Gulai Kambing Gurriih khas Solo..By:Erni Hartanti.Amd:-) 500 gram Daging Kambing/Daging Sapi potong.--3 liter Air--5 bh Cabe Merah--Bumbu yg dihaluskan:--1/2 sdm Ketumbar--1 sdt Jinten--1 sdt Kelabet(g pake)--3 btr Kapulaga hijau--4 btr Bawang Putih--8 btr Bawang Merah--3 cm Jahe--3 cm Lengkuas--3 cm Kunyit--1/4 bh biji pala--2 btr Cengkeh--4 sdm minyak grg tuk menumis--1 bh Bawang Bombay iris tipis(g punya)--3 lbr Daun Jeruk--2 lbr Daun Salam--2 btg Sere Memarkan--3 cm Kayu Manis--300 ml Santan Kental/Santan Kara--micin secukupnya(pas g pake)-- Daging Kambing /sapi yang udah empuk..potong...kecil..semuanya barulah masukkan dalam panci beri air. Didihkan.--Tumis sebentar bumbu yg udah dihaluskan...beri daun jeruk daun salm,sere dah harum barulah masukkn dalm panci tadi..beri kayu manis.--Bilamana sudah..masukkan Cabe merah(rawit). Kalo saya pas tidak pake.--Sudah mulai mendidih lama..barulah tuang Santan Kara. Aduk...beri air lagi biar sisa..santan dalam bungkus kara keluar semua.--Masak seperti ini...--Tak lupa beri gula pasir 3sdt..dan garam kasar 2sdt. Diamkan sebentar. Matikan kompor. Mudahkan?:-) Selamat Mencoba:-)--Icipin dulu...hmmm.sedaaap pas bumbunya...pas rasanya:-) Besok tinggal masak sayur dan sambel. Malam ini udah bikin Gulai Kambing Gurriih Khas Solo. Slmat malam semua Moms:-)--
Gulai Kambing Gurriih khas Solo..By:Erni Hartanti.Amd:-) 500 gram Daging Kambing/Daging Sapi potong. 3 liter Air 5 bh Cabe Merah Bumbu yg dihaluskan: 1/2 sdm Ketumbar 1 sdt Jinten 1 sdt Kelabet(g pake) 3 btr Kapulaga hijau 4 btr Bawang Putih 8 btr Bawang Merah 3 cm Jahe 3 cm Lengkuas 3 cm Kunyit 1/4 bh biji pala 2 btr Cengkeh 4 sdm minyak grg tuk menumis 1 bh Bawang Bombay iris tipis(g punya) 3 lbr Daun Jeruk 2 lbr Daun Salam 2 btg Sere Memarkan 3 cm Kayu Manis 300 ml Santan Kental/Santan Kara micin secukupnya(pas g pake) Daging Kambing /sapi yang udah empuk..potong...kecil..semuanya barulah masukkan dalam panci beri air. Didihkan. Tumis sebentar bumbu yg udah dihaluskan...beri daun jeruk daun salm,sere dah harum barulah masukkn dalm panci tadi..beri kayu manis. Bilamana sudah..masukkan Cabe merah(rawit). Kalo saya pas tidak pake. Sudah mulai mendidih lama..barulah tuang Santan Kara. Aduk...beri air lagi biar sisa..santan dalam bungkus kara keluar semua. Masak seperti ini... Tak lupa beri gula pasir 3sdt..dan garam kasar 2sdt. Diamkan sebentar. Matikan kompor. Mudahkan?:-) Selamat Mencoba:-) Icipin dulu...hmmm.sedaaap pas bumbunya...pas rasanya:-) Besok tinggal masak sayur dan sambel. Malam ini udah bikin Gulai Kambing Gurriih Khas Solo. Slmat malam semua Moms:-)
Ayam bakar padang 10 potong ayam yg udh dcuci--Bumbu halus :--1 ruas kunyit--3 btr kemiri--1 ruas jahe--8 buah cabe merah kriting--20 buah cabe rawit--10 siung bawang merah--8 siung bawang putih--1 sdt ketumbar--Bumbu cemplung :--1 tngkai serai geprek--1 uk jempol lengkuas geprek--2 lembar daun salam--4 lembar daun jeruk--1 lembar daun kunyit--1-2 bks santan kara uk kecil--secukupnya Garam + gula--secukupnya lada + kaldu bubuk (optional)--secukupnya air-- Balur ayam dgn perasan air jeruk nipis+garam,spy tak bau amis. Diamkan kira² 30mnit pling lama--Tumis bumbu halus hingga keluar aroma wangi'y, kemudian masukkan bumbu cemplung. Aduk².klo agk kering kasi air sckup'y biar bumbu tak gosong--Masukkan santan+air dri kocokan bungkus sisa santan biar tak mubazir yess 😁.lalu bubuhi dgn garam+gula+kaldububuk. Cek rasa sampai drasa paz--Kemudian masukkan ayam. Aduk² sampai bumbu meresap N santan'y agk susut--Lalu bakar.. Me:bakar'y dteflon biar praktis 😁.paz ngebakar ayam'y sesekali dkasi olesan bumbu yess--Done.. Ayam bakar padang'y udh jadiii--
Ayam bakar padang 10 potong ayam yg udh dcuci Bumbu halus : 1 ruas kunyit 3 btr kemiri 1 ruas jahe 8 buah cabe merah kriting 20 buah cabe rawit 10 siung bawang merah 8 siung bawang putih 1 sdt ketumbar Bumbu cemplung : 1 tngkai serai geprek 1 uk jempol lengkuas geprek 2 lembar daun salam 4 lembar daun jeruk 1 lembar daun kunyit 1-2 bks santan kara uk kecil secukupnya Garam + gula secukupnya lada + kaldu bubuk (optional) secukupnya air Balur ayam dgn perasan air jeruk nipis+garam,spy tak bau amis. Diamkan kira² 30mnit pling lama Tumis bumbu halus hingga keluar aroma wangi'y, kemudian masukkan bumbu cemplung. Aduk².klo agk kering kasi air sckup'y biar bumbu tak gosong Masukkan santan+air dri kocokan bungkus sisa santan biar tak mubazir yess 😁.lalu bubuhi dgn garam+gula+kaldububuk. Cek rasa sampai drasa paz Kemudian masukkan ayam. Aduk² sampai bumbu meresap N santan'y agk susut Lalu bakar.. Me:bakar'y dteflon biar praktis 😁.paz ngebakar ayam'y sesekali dkasi olesan bumbu yess Done.. Ayam bakar padang'y udh jadiii
Orak Arik Telur Buncis 1 butir telur--10 bh buncis, iris serong--1 bh wortel, iris korek api--1 bh sosis, iris--2 siung bawang putih, iris--1 siung bawang merah, iris--secukupnya Saus tiram--secukupnya Garam, gula, lada bubuk--Minyak utk menumis-- Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum--Masukkan telur, orak arik telur, masukkan sosis dan sayuran--Tambahkan saus tiram, garam, gula dan lada bubuk, aduk rata dan koreksi rasa--Angkat dan siap disajikan--
Orak Arik Telur Buncis 1 butir telur 10 bh buncis, iris serong 1 bh wortel, iris korek api 1 bh sosis, iris 2 siung bawang putih, iris 1 siung bawang merah, iris secukupnya Saus tiram secukupnya Garam, gula, lada bubuk Minyak utk menumis Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum Masukkan telur, orak arik telur, masukkan sosis dan sayuran Tambahkan saus tiram, garam, gula dan lada bubuk, aduk rata dan koreksi rasa Angkat dan siap disajikan
Mie rebus udang 100 gram mie basah--10 buah cabe rawit--Udang sesuai selera aja ya--5 siung bawang merah (haluskan)--2 siung bawang putih (haluskan)--3 helai daun seledri iris tipis--1 bungkus saori saos tiram--secukupnya Kecap manis--secukupnya Kecap asin--secukupnya Garam dan gula pasir--secukupnya Air--Minyak untuk menumis-- Tumis duo bawang kedalam minyak panas, setelah wangi masukkan irisan cabe rawit stelah cabe rawit sedikit layu masukkan udang smpe udang agak berubah warna masukkan air--Setelah mendidih masukkan saori, kecap manis dan kecap asin, masukkan mie basahnya serta daun seledri--Koreksi rasa dulu ya sebelum di sajikan--
Mie rebus udang 100 gram mie basah 10 buah cabe rawit Udang sesuai selera aja ya 5 siung bawang merah (haluskan) 2 siung bawang putih (haluskan) 3 helai daun seledri iris tipis 1 bungkus saori saos tiram secukupnya Kecap manis secukupnya Kecap asin secukupnya Garam dan gula pasir secukupnya Air Minyak untuk menumis Tumis duo bawang kedalam minyak panas, setelah wangi masukkan irisan cabe rawit stelah cabe rawit sedikit layu masukkan udang smpe udang agak berubah warna masukkan air Setelah mendidih masukkan saori, kecap manis dan kecap asin, masukkan mie basahnya serta daun seledri Koreksi rasa dulu ya sebelum di sajikan
Gule Kambing #KitaBerbagi 500 g tulang+daging kambing--Air untuk merebus daging--500 ml santan (kekentalan sesuai selera)--bumbu halus:--10 siung bawang putih--8 siung bawang merah--6 butir kemiri--4 cm jahe--4 cm kunyit--1 sdt ketumbar + sejumput jinten--1/2 sdt Merica + Sedikit pala--Sesuai selera cabe rawit (bole skip)--Secukupnya garam dan gula (me: 5 sdt + 1 sdt)--Bumbu cemplung:--3 btg serai, bagian putih aja, geprek--2 ibu jari lengkuas, geprek--3 lbr daun jeruk--3 lbr daun Kari (optional)--5 bh kapulaga--3 lbr daun salam--5 kuntum cengkeh--4 cm kayu manis/keningar--Bawang goreng-- Rebus daging dan tulang kambing hingga empuk. *Sisa air kaldu jangan terlalu banyak--Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan Bumbu cemplung dan biarkan hingga aroma bumbu menyatu. Lalu tuang ke dalam rebusan daging yg sdh empuk.--Masukan santan dan masak lagi dg api kecil hingga bumbu meresap. Jangan lupa diaduk agar santan tdk pecah.--Tes rasa. Jika uda oke taburin bawang goreng dan matikan api.--Siap disajikan--
Gule Kambing #KitaBerbagi 500 g tulang+daging kambing Air untuk merebus daging 500 ml santan (kekentalan sesuai selera) bumbu halus: 10 siung bawang putih 8 siung bawang merah 6 butir kemiri 4 cm jahe 4 cm kunyit 1 sdt ketumbar + sejumput jinten 1/2 sdt Merica + Sedikit pala Sesuai selera cabe rawit (bole skip) Secukupnya garam dan gula (me: 5 sdt + 1 sdt) Bumbu cemplung: 3 btg serai, bagian putih aja, geprek 2 ibu jari lengkuas, geprek 3 lbr daun jeruk 3 lbr daun Kari (optional) 5 bh kapulaga 3 lbr daun salam 5 kuntum cengkeh 4 cm kayu manis/keningar Bawang goreng Rebus daging dan tulang kambing hingga empuk. *Sisa air kaldu jangan terlalu banyak Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan Bumbu cemplung dan biarkan hingga aroma bumbu menyatu. Lalu tuang ke dalam rebusan daging yg sdh empuk. Masukan santan dan masak lagi dg api kecil hingga bumbu meresap. Jangan lupa diaduk agar santan tdk pecah. Tes rasa. Jika uda oke taburin bawang goreng dan matikan api. Siap disajikan
Nugget ayam simple 1/2 kg ayam--2 sdm tepung terigu--3 sdm tepung tapioka--2 butir telur--2 sdm tepung roti--Secukupnya penyedap rasa--Secukupnya garam--Secukupnya merica bubuk--Wortel--Bawang merah--Bawang putih--Bahan pencelup :--Secukupnya tepung terigu--Air--Tepung roti-- Panaskan kukusan--Giling semua ayam lalu sisihkan--Haluskan bawang merah dan bawang putih, lalu iris wortel kecil*--Campurkan ayam, bawang merah dan bawang putih yang sudah di haluskan, telur, wortel, tepung terigu, tepung tapioka, tepung roti, garam, penyedap rasa, merica bubuk, jika sudah rata masukkan ke dalam loyang yg sudah di olesi dengan minyak--Kukus kurang lebih 30 menit--Jika sudah matang angkat dari kukusan dan keluarkan dari loyang, potong sesuai selera--Siapkan bahan pencelup, lalu masukkan satu persatu potongan nugget ke bahan pencelup dan gulingkan ke tepung roti.--Simpan di dalam kulkas--
Nugget ayam simple 1/2 kg ayam 2 sdm tepung terigu 3 sdm tepung tapioka 2 butir telur 2 sdm tepung roti Secukupnya penyedap rasa Secukupnya garam Secukupnya merica bubuk Wortel Bawang merah Bawang putih Bahan pencelup : Secukupnya tepung terigu Air Tepung roti Panaskan kukusan Giling semua ayam lalu sisihkan Haluskan bawang merah dan bawang putih, lalu iris wortel kecil* Campurkan ayam, bawang merah dan bawang putih yang sudah di haluskan, telur, wortel, tepung terigu, tepung tapioka, tepung roti, garam, penyedap rasa, merica bubuk, jika sudah rata masukkan ke dalam loyang yg sudah di olesi dengan minyak Kukus kurang lebih 30 menit Jika sudah matang angkat dari kukusan dan keluarkan dari loyang, potong sesuai selera Siapkan bahan pencelup, lalu masukkan satu persatu potongan nugget ke bahan pencelup dan gulingkan ke tepung roti. Simpan di dalam kulkas
Rawon daging sapi 250 daging sapi--2 lembar daun salam--2 lembar daun jeruk--Bumbu halus :--4 siung bawang putih--6 siung bawang merah--3 cm lengkuas--3 cm jahe--4 buah kemiri--1 sdt lada bubuk--2 sdt garam--1 sdt kaldu sapi bubuk--5 buah kluak--Minyak untuk menumis--1 L air-- Rebus daging terlebih dahulu selama 1 jam, kemudian potong-potong dadu. Ganti air rebusan.--Pecah kluak dan keluarkan isinya, kemudian rendam dengan air panas 10 menit. Blender bumbu halus dengan ditambahkan kluak. Kemudian tumis dengan daun salam dan daun jeruk.--Masukan tumisan bumbu kedalam rebusan daging kemudian rebus hingga daging empuk 45 menit--Koreksi rasa tambahkan garam dan kaldu sapi bubuk. Kemudian rawon siap disajikan--
Rawon daging sapi 250 daging sapi 2 lembar daun salam 2 lembar daun jeruk Bumbu halus : 4 siung bawang putih 6 siung bawang merah 3 cm lengkuas 3 cm jahe 4 buah kemiri 1 sdt lada bubuk 2 sdt garam 1 sdt kaldu sapi bubuk 5 buah kluak Minyak untuk menumis 1 L air Rebus daging terlebih dahulu selama 1 jam, kemudian potong-potong dadu. Ganti air rebusan. Pecah kluak dan keluarkan isinya, kemudian rendam dengan air panas 10 menit. Blender bumbu halus dengan ditambahkan kluak. Kemudian tumis dengan daun salam dan daun jeruk. Masukan tumisan bumbu kedalam rebusan daging kemudian rebus hingga daging empuk 45 menit Koreksi rasa tambahkan garam dan kaldu sapi bubuk. Kemudian rawon siap disajikan
Beef Macaroni Schotel Panggang Bahan-bahan :--175 gram macaroni elbow--150 gram beef/daging giling--100 gram smoke beef (*bisa diskip)--100 gram cheddar cheese, parut atau potong dadu--500 cc susu cair full cream--5 butir telur kocok lepas--2 sdm tepung terigu--2 sdm Butter Orchid, lelehkan--Bumbu :--1 buah bawang Bombay, cincang halus--2 siung bawang putih, geprek dan cincang halus--2 blok Maggie kaldu sapi--1 sdt garam--1 sdm gula pasir--1 sdt Bubuk Merica--1/2 sdt Bubuk Pala (bisa diskip)--1 sdm Oregano kering--1 sdt Basil kering (atau daun kemangi)--1 sdm Margarine untuk menumis--Topping:--100 gram keju mozarella (bisa diskip)--100 gram keju parut-- Didihkan air dalam panci dan tambahkan sedikit minyak sayur. Rebus macaroni elbow hingga 3/4 matang dan mengembang, tiriskan dan sisihkan hingga dingin.--Cairkan margarine, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, masukkan daging giling, tumis hingga kecoklatan.--Tambahkan 3/4 bagian susu cair, tepung terigu dan semua bahan bumbu, masak hingga mengental. Angkat dan biarkan setengah dingin.--Campurkan macaroni rebus, saus daging, smoked beef cincang, kocokan telur, keju cheddar dan 1/4 bagian susu cair, aduk hingga rata.--Tuang ke dalam mangkuk alumunium voil, taburi keju mozarella, kukus selama 20 menit.--Taburi lagi dengan keju parut, panggang kembali Β±15 menit dengan suhu 170' celcius hingga keju kesat dan kecoklatan.--Yummy dihidangkan selagi hangat ;)--
Beef Macaroni Schotel Panggang Bahan-bahan : 175 gram macaroni elbow 150 gram beef/daging giling 100 gram smoke beef (*bisa diskip) 100 gram cheddar cheese, parut atau potong dadu 500 cc susu cair full cream 5 butir telur kocok lepas 2 sdm tepung terigu 2 sdm Butter Orchid, lelehkan Bumbu : 1 buah bawang Bombay, cincang halus 2 siung bawang putih, geprek dan cincang halus 2 blok Maggie kaldu sapi 1 sdt garam 1 sdm gula pasir 1 sdt Bubuk Merica 1/2 sdt Bubuk Pala (bisa diskip) 1 sdm Oregano kering 1 sdt Basil kering (atau daun kemangi) 1 sdm Margarine untuk menumis Topping: 100 gram keju mozarella (bisa diskip) 100 gram keju parut Didihkan air dalam panci dan tambahkan sedikit minyak sayur. Rebus macaroni elbow hingga 3/4 matang dan mengembang, tiriskan dan sisihkan hingga dingin. Cairkan margarine, tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, masukkan daging giling, tumis hingga kecoklatan. Tambahkan 3/4 bagian susu cair, tepung terigu dan semua bahan bumbu, masak hingga mengental. Angkat dan biarkan setengah dingin. Campurkan macaroni rebus, saus daging, smoked beef cincang, kocokan telur, keju cheddar dan 1/4 bagian susu cair, aduk hingga rata. Tuang ke dalam mangkuk alumunium voil, taburi keju mozarella, kukus selama 20 menit. Taburi lagi dengan keju parut, panggang kembali Β±15 menit dengan suhu 170' celcius hingga keju kesat dan kecoklatan. Yummy dihidangkan selagi hangat ;)
Ayam goreng kilat. 1 kg ayam--1 sc bumbu racik indofood ayam goreng--4 batang sereh--10 lembar daun jeruk--1 sdm garan--1 liter air-- Cuci bersih ayam sambil Panaskan air sampai mendidih--Setelah air mendidih masukkan ayam, bumbu instan, sereh yg di memarkan, daub jeruk yg di sobek sobek dan garam--Aduk rata dan tunggu sampai ayam empuk dan air menyusut--Setelah matang angkat tiriskan dan siap di goreng--
Ayam goreng kilat. 1 kg ayam 1 sc bumbu racik indofood ayam goreng 4 batang sereh 10 lembar daun jeruk 1 sdm garan 1 liter air Cuci bersih ayam sambil Panaskan air sampai mendidih Setelah air mendidih masukkan ayam, bumbu instan, sereh yg di memarkan, daub jeruk yg di sobek sobek dan garam Aduk rata dan tunggu sampai ayam empuk dan air menyusut Setelah matang angkat tiriskan dan siap di goreng
Kambing goreng kecap 1/4 daging kambing--3 siung bawang merah--2 siung bawang putih--Sedikit kecap, garam dan penyedap secukupnya--Minyak goreng untuk menumis-- Alup daging sebentar tiriskan--Tumis bawang merah bawang putih hingga harum masukan daging aduk sebentar ungkep hingga matang bumbui garam dan penyedap beri kecap secukupnya aduk--Siap dihidangkan selagi hangat..--
Kambing goreng kecap 1/4 daging kambing 3 siung bawang merah 2 siung bawang putih Sedikit kecap, garam dan penyedap secukupnya Minyak goreng untuk menumis Alup daging sebentar tiriskan Tumis bawang merah bawang putih hingga harum masukan daging aduk sebentar ungkep hingga matang bumbui garam dan penyedap beri kecap secukupnya aduk Siap dihidangkan selagi hangat..
Sandwich telur mayo 2 lembar roti tawar--1 butir telor (diceplok tanpa dibalik)--Chiken steak (siap saji)--1 buah tomat--Keju--1 sdm saus tomat--1 sdm saus cabe--1 sdm mayones rasa pedas--1 sdm blue band--1 sdt lada-- Olesi roti tawar dengan blue band--Panaskan penggorengan lalu masukan blue band lalu masukan roti tawar sampai kecoklatan dan angkat--Ceplok telor tanpa dbalik lalu taburi garam dan lada--Siapkan roti lalu olesi dengan mayones, tambahkan chiken steak, tomat, telor ceplok, saus tomat dan saus cabe dan terakhir beri parutan keju. Selamat mencoba siss--
Sandwich telur mayo 2 lembar roti tawar 1 butir telor (diceplok tanpa dibalik) Chiken steak (siap saji) 1 buah tomat Keju 1 sdm saus tomat 1 sdm saus cabe 1 sdm mayones rasa pedas 1 sdm blue band 1 sdt lada Olesi roti tawar dengan blue band Panaskan penggorengan lalu masukan blue band lalu masukan roti tawar sampai kecoklatan dan angkat Ceplok telor tanpa dbalik lalu taburi garam dan lada Siapkan roti lalu olesi dengan mayones, tambahkan chiken steak, tomat, telor ceplok, saus tomat dan saus cabe dan terakhir beri parutan keju. Selamat mencoba siss
Cah udang cumi 200 gram cumi--200 gram udang segar--1 buah bawang bombay--4 siung bawang putih--10 buah cabai rawit--7 buah cabai merah--1 sdm saos tiram--1 sdt minyak wijen--Secukupnya gula dan garam-- Cuci bersih udang dan cumi, tiriskan--Iris halus bawang bombay, cabai rawit dan cabai merah, cincang kasar bawang putih--Panaskan minyak, lalu masukkan bawang putih dan bombay, masak hingga sedikit layu, lalu masukkan cumi dan udang, kemudian cabainya, tutup sebentar..--Kemudian tambahkan saos tiram, minyak wijen, gula dan garam. Koreksi rasa,, masak hingga cumi lembut.. Sajikan--
Cah udang cumi 200 gram cumi 200 gram udang segar 1 buah bawang bombay 4 siung bawang putih 10 buah cabai rawit 7 buah cabai merah 1 sdm saos tiram 1 sdt minyak wijen Secukupnya gula dan garam Cuci bersih udang dan cumi, tiriskan Iris halus bawang bombay, cabai rawit dan cabai merah, cincang kasar bawang putih Panaskan minyak, lalu masukkan bawang putih dan bombay, masak hingga sedikit layu, lalu masukkan cumi dan udang, kemudian cabainya, tutup sebentar.. Kemudian tambahkan saos tiram, minyak wijen, gula dan garam. Koreksi rasa,, masak hingga cumi lembut.. Sajikan
Pempek udang isi telur 250 gram udang segar--250 gram Tepung tapioka--3 butir Telur ayam--secukupnya Garam--secukupnya Royco ayam--Air matang--secukupnya Minyak makan untuk merebus pempek-- Bersihkan udang nya ya mom's, buat kepala,kulit dan bersihkan punggungnya, cuci udang dengan air--Blender udang sampai halus, ulangi kalo masih belum halus ya mom's--Tambahkan telur, Royco, garam aduk menggunakan centong nasi agar adonan tidak masak ditangan dan tidak keras--Tambahkan tepung tapioka sedikit demi sedikit,, aduk terus menggunakan centong nasi,kalo sudah agag Kalis, baru diadon menggunakan tangan ya mom's--Siapkan panci untuk merebus pempek..masukkan air,sedikit minyak, dan garam--Ambil sedikit adonan, padatkan dengan tangan, bentuk bulat, lalu tekan bagian tengahnya menggunakan jempol membentuk sumur, masukkan telur yang sudah dikocok dan diberi sedikit garam(jangan sampe kepenuhan ya mom's), lalu tutup ujungnya dengan ditekan menggunakan jari--Rebus pempek, tunggu sampai pempeknya mengapung sendiri (menandakan kalo pempek sudah matang sampai kedalam)--Angkat, dan hidangkan bersama cuko pempek atau kuah model--
Pempek udang isi telur 250 gram udang segar 250 gram Tepung tapioka 3 butir Telur ayam secukupnya Garam secukupnya Royco ayam Air matang secukupnya Minyak makan untuk merebus pempek Bersihkan udang nya ya mom's, buat kepala,kulit dan bersihkan punggungnya, cuci udang dengan air Blender udang sampai halus, ulangi kalo masih belum halus ya mom's Tambahkan telur, Royco, garam aduk menggunakan centong nasi agar adonan tidak masak ditangan dan tidak keras Tambahkan tepung tapioka sedikit demi sedikit,, aduk terus menggunakan centong nasi,kalo sudah agag Kalis, baru diadon menggunakan tangan ya mom's Siapkan panci untuk merebus pempek..masukkan air,sedikit minyak, dan garam Ambil sedikit adonan, padatkan dengan tangan, bentuk bulat, lalu tekan bagian tengahnya menggunakan jempol membentuk sumur, masukkan telur yang sudah dikocok dan diberi sedikit garam(jangan sampe kepenuhan ya mom's), lalu tutup ujungnya dengan ditekan menggunakan jari Rebus pempek, tunggu sampai pempeknya mengapung sendiri (menandakan kalo pempek sudah matang sampai kedalam) Angkat, dan hidangkan bersama cuko pempek atau kuah model
Tahu cabe garam Secukupnya tahu (potong kecil2)--1 bks tepung bumbu serbaguna--1 sdm maizena--1 sdt baking powder--4 siung bawang putih (cincang)--7 buah cabe (rajang)--Secukupnya garam--Secukupnya penyedap-- Masukkan terigu, maizena dan baking powder dalam toples kecil, masukkan potongan tahu secukupnya (kocok toples agar tepung menempel sempurna pada tahu) lakukan sampai habis--Goreng tahu samapai keemasan, angkat, tiriskan.--Tumis bawang putih dan cabe sampai harum--Masukkan tahu yg sudah digoreng, tambahkan garam dan penyedap sesuai selera. Oseng hingga bumbu merata--Siap disajikan--
Tahu cabe garam Secukupnya tahu (potong kecil2) 1 bks tepung bumbu serbaguna 1 sdm maizena 1 sdt baking powder 4 siung bawang putih (cincang) 7 buah cabe (rajang) Secukupnya garam Secukupnya penyedap Masukkan terigu, maizena dan baking powder dalam toples kecil, masukkan potongan tahu secukupnya (kocok toples agar tepung menempel sempurna pada tahu) lakukan sampai habis Goreng tahu samapai keemasan, angkat, tiriskan. Tumis bawang putih dan cabe sampai harum Masukkan tahu yg sudah digoreng, tambahkan garam dan penyedap sesuai selera. Oseng hingga bumbu merata Siap disajikan
Beef Steak Saus Jamur 250 gr daging sirloin--marinate beef :--2 siung bawang putih--secukupnya merica--garam--saus barbeque (me: saus merk delmonte)--saus jamur :--1/2 buah bawang bombay rajang kecil2--1 siung bawang putih geprek dan rajang--1 sdm saus tiram--1 sdm saus inggris--1 sdm saus hoisin--2 sdm jamur kancing kaleng dihaluskan--secukupnya air--bubuk kaldu--1 sdm gula palem--garam--tepung maizena--pelengkap : kentang goreng, wortel dan buncis rebus sebentar-- Balurin daging dengan bumbu marinate diamkan selama 1-2 jam. simpan dikulkas--Keluarin daging dan panggang dengan panggangan bergaris2 untuk membuat motif di daging tiap sisi panggan selama 5 menit balik dan sisi berikutnya--Angkat dan masukkan oven yang sudah dipanaskan sebelumnya. panggang selama 8-10 menit--Hidangkan dan siram dengan saus jamur.--Sajikan dengan pelengkapnya kentang goreng, wortel dan buncis--Siap disantap--
Beef Steak Saus Jamur 250 gr daging sirloin marinate beef : 2 siung bawang putih secukupnya merica garam saus barbeque (me: saus merk delmonte) saus jamur : 1/2 buah bawang bombay rajang kecil2 1 siung bawang putih geprek dan rajang 1 sdm saus tiram 1 sdm saus inggris 1 sdm saus hoisin 2 sdm jamur kancing kaleng dihaluskan secukupnya air bubuk kaldu 1 sdm gula palem garam tepung maizena pelengkap : kentang goreng, wortel dan buncis rebus sebentar Balurin daging dengan bumbu marinate diamkan selama 1-2 jam. simpan dikulkas Keluarin daging dan panggang dengan panggangan bergaris2 untuk membuat motif di daging tiap sisi panggan selama 5 menit balik dan sisi berikutnya Angkat dan masukkan oven yang sudah dipanaskan sebelumnya. panggang selama 8-10 menit Hidangkan dan siram dengan saus jamur. Sajikan dengan pelengkapnya kentang goreng, wortel dan buncis Siap disantap
Cumi Tahu Saus Asam Manis 2 bungkus cumi kecil (sesuai selera)--1 bungkus tahu putih (iris dadu)--2 sendok makan saus tomat--2 sendok makan saus cabai--1 sendok makan saus teriyaki--1/2 sendok makan kecap manis--1 buah bawang bombay (iris tipis)--1 buay tomat merah (iris dadu)--secukupnya Gula, garam, penyadap rasa---Bahan yang di aluskan----5 buah cabe merah keriting--5 buah cabe rawit merah (sesuai selera kepedasan)--6 bawang merah--2 bawang putih-- Rebus terlebih dahulu cumi yg telah bersih ke dalam air yang telah mendidih beri sedikit garam, lalu tiriskan--Goreng tahu menjadi setengah matanh lalu tiriskan--Tumis bahan2 yang telah di haluskan (bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit) hingga harum lalu beri sedikit air--Masukan saus tomat, saus cabe, saus teriyaki, kecap manis kedalam bahan2 yang sudah di tumis--Setelah mendidih masukan cumi dan tahu, beri gula, garam, penyedap rasa secukupnya--
Cumi Tahu Saus Asam Manis 2 bungkus cumi kecil (sesuai selera) 1 bungkus tahu putih (iris dadu) 2 sendok makan saus tomat 2 sendok makan saus cabai 1 sendok makan saus teriyaki 1/2 sendok makan kecap manis 1 buah bawang bombay (iris tipis) 1 buay tomat merah (iris dadu) secukupnya Gula, garam, penyadap rasa -Bahan yang di aluskan 5 buah cabe merah keriting 5 buah cabe rawit merah (sesuai selera kepedasan) 6 bawang merah 2 bawang putih Rebus terlebih dahulu cumi yg telah bersih ke dalam air yang telah mendidih beri sedikit garam, lalu tiriskan Goreng tahu menjadi setengah matanh lalu tiriskan Tumis bahan2 yang telah di haluskan (bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit) hingga harum lalu beri sedikit air Masukan saus tomat, saus cabe, saus teriyaki, kecap manis kedalam bahan2 yang sudah di tumis Setelah mendidih masukan cumi dan tahu, beri gula, garam, penyedap rasa secukupnya
Bakwan Udang secukupnya Kol , iris memanjang--secukupnya Wortel , iris memanjang--Daun bawang, iris halus--secukupnya Udang , kupas kulitnya--Tepung bakwan--Garam-- Bersihkan udang--Masukkan tepung ke dalam wadah kemudian tambahkan air, aduk rata jangan terlalu cair--Tambahkan kol, wortel, daun bawang, garam, aduk rata--Masukkan udang, aduk rata--Ambil adonan dengan sendok, kemudian goreng dengan minyak panas--
Bakwan Udang secukupnya Kol , iris memanjang secukupnya Wortel , iris memanjang Daun bawang, iris halus secukupnya Udang , kupas kulitnya Tepung bakwan Garam Bersihkan udang Masukkan tepung ke dalam wadah kemudian tambahkan air, aduk rata jangan terlalu cair Tambahkan kol, wortel, daun bawang, garam, aduk rata Masukkan udang, aduk rata Ambil adonan dengan sendok, kemudian goreng dengan minyak panas
Kari kambing 1 kg tulang kambing--1 ruas kunyit--1 ruas jahe--Daun jeruk (aku banyak biar seger)--2 Sereh--12 bawang merah--5 bawang putih--3 butir kemiri--2 cabe merah--1 sdt ketumbar--1/2 sdt jinten--15 butir merica--1/2 jari pala--2 ruas jari kayu manis--4 biji cengkeh--Santan kental + 2 kara (bebas)-- Cuci tulang dan daging kambing (daging nya di potong potong)--Rebus daging kambing, (saat mau dimasukan air harus mendidih) buang air rebusan pertama yang kotor,rebus lagi dengan air yang baru dan mendidih lagi (rebus pake daun jeruk) sampai empuk dan buang lagi air nya--Sangrai kayu manis,ketumbar,jinten,merica,pala sampai harum (sisihkan kayu manis dan cengkeh)--Blender semua bumbu kecuali sereh,daun jeruk,kayu manis,dan cengkeh--Tumis bumbu halus +daun jeruk,cengkeh,kayu manis,dan sereh sampai harum dan matang--Masukan daging aduk rata--Masukan santan 500 ml (air juga boleh)--Karna daging nya udah empuk gausah terlalu lama di rebus tinggal tambahin gula, garam,gulmer--Terakhir setelah air aga menyusut sesuai keinginan masukin lagi 2 kara aduk terus supaya tidak pecah sambil koreksi rasa--Kalo aku kental karna kari tapi yang ga terlalu suka kental bisa tambahin air sesuai selera.--
Kari kambing 1 kg tulang kambing 1 ruas kunyit 1 ruas jahe Daun jeruk (aku banyak biar seger) 2 Sereh 12 bawang merah 5 bawang putih 3 butir kemiri 2 cabe merah 1 sdt ketumbar 1/2 sdt jinten 15 butir merica 1/2 jari pala 2 ruas jari kayu manis 4 biji cengkeh Santan kental + 2 kara (bebas) Cuci tulang dan daging kambing (daging nya di potong potong) Rebus daging kambing, (saat mau dimasukan air harus mendidih) buang air rebusan pertama yang kotor,rebus lagi dengan air yang baru dan mendidih lagi (rebus pake daun jeruk) sampai empuk dan buang lagi air nya Sangrai kayu manis,ketumbar,jinten,merica,pala sampai harum (sisihkan kayu manis dan cengkeh) Blender semua bumbu kecuali sereh,daun jeruk,kayu manis,dan cengkeh Tumis bumbu halus +daun jeruk,cengkeh,kayu manis,dan sereh sampai harum dan matang Masukan daging aduk rata Masukan santan 500 ml (air juga boleh) Karna daging nya udah empuk gausah terlalu lama di rebus tinggal tambahin gula, garam,gulmer Terakhir setelah air aga menyusut sesuai keinginan masukin lagi 2 kara aduk terus supaya tidak pecah sambil koreksi rasa Kalo aku kental karna kari tapi yang ga terlalu suka kental bisa tambahin air sesuai selera.
Tongseng kambing simple ala dapur Bunda WindaπŸ˜„ 300 gram daging kambing kurang lebih ya--1 bungkus santan aku pakai kara--2 siung bawang merah--1 siung bawang putih--3 buah tomat hijau--1 bungkus royko--1/4 bagian kol dari 1 buah--3 sdm minyak goreng-- Cuci bersih daging kambing, kol, dan tomat, iris sesuai selera--Bawang merah bawang putih dan cabai diulek kasar jangan halus--Panaskan minyak masukkan bumbu yg di ulek tadi, lalu masukkan daging kambing tunggu sampai agak berubah warna sambil diaduk--Masukkan kol dan tomat aduk sebentar lalu masukkan santan kara dan air--Aduk rata masukkan gula dan royko tunggu sampai mendidih dan daging matang, testi rasa sesuai selera--Taraaaa tongseng kambing siap disajikanπŸ˜‹πŸ˜‰πŸ˜‰--
Tongseng kambing simple ala dapur Bunda WindaπŸ˜„ 300 gram daging kambing kurang lebih ya 1 bungkus santan aku pakai kara 2 siung bawang merah 1 siung bawang putih 3 buah tomat hijau 1 bungkus royko 1/4 bagian kol dari 1 buah 3 sdm minyak goreng Cuci bersih daging kambing, kol, dan tomat, iris sesuai selera Bawang merah bawang putih dan cabai diulek kasar jangan halus Panaskan minyak masukkan bumbu yg di ulek tadi, lalu masukkan daging kambing tunggu sampai agak berubah warna sambil diaduk Masukkan kol dan tomat aduk sebentar lalu masukkan santan kara dan air Aduk rata masukkan gula dan royko tunggu sampai mendidih dan daging matang, testi rasa sesuai selera Taraaaa tongseng kambing siap disajikanπŸ˜‹πŸ˜‰πŸ˜‰
Pindang iga kambing 2 kg tulang iga kambing--3 sereh dikeprek--1 ruas jahe merah dikeprek--5 daun jeruk buang batangnya--5 ikat daun bawang--secukupnya Garam--secukupnya Kecap--secukupnya Chicken powder--15 cabe gelondongan--1 jeruk lemon ambil airnya--2 1/2 liter air matang--Bumbu halus :--6 kemiri disangrai--1 sendok teh merica--Bumbu iris :--6 bawang merah--10 bawang putih--2 kunyit ukuran telunjuk--10 tomat hijau-- Cuci bersih tulang iga kambing dan semua bahan hingga bersih.--Rebus air bersama daun jeruk, sereh&jahe hingga mendidih masukan tulang iga kambing rebus sampai empuk.--Tumis bumbu iris dan halus hingga harum (jgn terlalu banyak minyaknya supaya tidak enek)--Setelah tulang iga empuk masukan bumbu yg sudah ditumis aduk2 masukan garam, chicken powder, kecap & air perasan jeruk lemon aduk2 hingga bumbu merata diamkan sebentar baru koreksi rasa, masukan daun bawang&cabe rawit gelondongan masak hingga 5menit baru matikan kompor & siap disantap.--
Pindang iga kambing 2 kg tulang iga kambing 3 sereh dikeprek 1 ruas jahe merah dikeprek 5 daun jeruk buang batangnya 5 ikat daun bawang secukupnya Garam secukupnya Kecap secukupnya Chicken powder 15 cabe gelondongan 1 jeruk lemon ambil airnya 2 1/2 liter air matang Bumbu halus : 6 kemiri disangrai 1 sendok teh merica Bumbu iris : 6 bawang merah 10 bawang putih 2 kunyit ukuran telunjuk 10 tomat hijau Cuci bersih tulang iga kambing dan semua bahan hingga bersih. Rebus air bersama daun jeruk, sereh&jahe hingga mendidih masukan tulang iga kambing rebus sampai empuk. Tumis bumbu iris dan halus hingga harum (jgn terlalu banyak minyaknya supaya tidak enek) Setelah tulang iga empuk masukan bumbu yg sudah ditumis aduk2 masukan garam, chicken powder, kecap & air perasan jeruk lemon aduk2 hingga bumbu merata diamkan sebentar baru koreksi rasa, masukan daun bawang&cabe rawit gelondongan masak hingga 5menit baru matikan kompor & siap disantap.
Garang asem ikan patin 1 kg ikan patin (potong jadi 6, utk kepalany dibelah jdi 2)--5 potong tahu putih--5 siung bawang merah--3 siung bawang putih--7 buah cabe rawit (saya pake yg cabe rawit merah)--4 butir kemiri--3 buah tomat (potong jadi 4)--300 ml air putih--200 ml santan--1 ruas jari lengkuas memarkan--secukupnya garam--secukupnya gula--penyedap rasa secukupnya (optional)--perasan jeruk nipis (utk lumuran ikan)--bawang goreng utk taburan-- Ikan lumuri dg perasan jeruk nipis & garam, diamkan 15 menit, lalu bilas sampai bersih--Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe rawit, kemiri sampai halus--Masak bumbu yg sudah dihaluskan, irisan tomat & lengkuas dg 300 ml air sampai mendidih--Masukkan ikan patin & tahu, masak dengan api kecil. masak sampai air menyusut--Setelah air menyusut, tambahkan santan (dg api kecil). masak lagi sampai mendidih sambil diaduk pelan2 agar santan tidak pecah.--Taburi dg bawang goreng diatas ny.----Garang asem ikan patin sudah siap disantap.--
Garang asem ikan patin 1 kg ikan patin (potong jadi 6, utk kepalany dibelah jdi 2) 5 potong tahu putih 5 siung bawang merah 3 siung bawang putih 7 buah cabe rawit (saya pake yg cabe rawit merah) 4 butir kemiri 3 buah tomat (potong jadi 4) 300 ml air putih 200 ml santan 1 ruas jari lengkuas memarkan secukupnya garam secukupnya gula penyedap rasa secukupnya (optional) perasan jeruk nipis (utk lumuran ikan) bawang goreng utk taburan Ikan lumuri dg perasan jeruk nipis & garam, diamkan 15 menit, lalu bilas sampai bersih Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe rawit, kemiri sampai halus Masak bumbu yg sudah dihaluskan, irisan tomat & lengkuas dg 300 ml air sampai mendidih Masukkan ikan patin & tahu, masak dengan api kecil. masak sampai air menyusut Setelah air menyusut, tambahkan santan (dg api kecil). masak lagi sampai mendidih sambil diaduk pelan2 agar santan tidak pecah. Taburi dg bawang goreng diatas ny. Garang asem ikan patin sudah siap disantap.
Tempe Bacem Bahan :--2 papan tempe panjang--600 ml air--Bumbu Halus :--6 btr bawang merah--5 siung bawang putih--2 cm jahe--1 sdt asam jawa--1 sdt ketumbar bubuk--Bumbu Cemplung :--3 sdm kecap manis (kalau kurang manis, tmbhkan lagi ssuai slera)--2 cm lengkuas geprek--1 keping gula merah--1/2 sdt garam--1 sdt kaldu bubuk--1/4 sdt lada-- Tumis semua bumbu halus hingga wangi.--Kemudian masukkan bumbu cemplung.--Lalu tambahkan air.--Terakhir masukkan tempe. Aduk rata.--Diamkan hingga air menyusut.--Selanjutnya, goreng tempe dalam minyak panas. Sajikan.--
Tempe Bacem Bahan : 2 papan tempe panjang 600 ml air Bumbu Halus : 6 btr bawang merah 5 siung bawang putih 2 cm jahe 1 sdt asam jawa 1 sdt ketumbar bubuk Bumbu Cemplung : 3 sdm kecap manis (kalau kurang manis, tmbhkan lagi ssuai slera) 2 cm lengkuas geprek 1 keping gula merah 1/2 sdt garam 1 sdt kaldu bubuk 1/4 sdt lada Tumis semua bumbu halus hingga wangi. Kemudian masukkan bumbu cemplung. Lalu tambahkan air. Terakhir masukkan tempe. Aduk rata. Diamkan hingga air menyusut. Selanjutnya, goreng tempe dalam minyak panas. Sajikan.
Bakso tahu goreng saus pedas Bahan bakso tahu--8 buah tahu putih--2 siung bawang putih--1 butir telur--1 sdt merica bubuk--secukupnya Royco ayam--secukupnya Garam--secukupnya Gula--3 sdm tepung terigu--1 sdt baking powder--Bahan saos pedas--4 siung baput--4 siung bamer--1/2 bawang bombay--5 buah cabe merah keriting--15 bua cabe rawit--4 sdm saos tomat--4 sdm saos sambal--1 buah cabe merah iris rencong--1 buah bawang prei--Garam--1 sdm Kecap--secukupnya Gula--Minyak goreng--secukupnya Air-- Hancurkan tahu,peras airnya hingga airnya habis--Kemudian masukkan bawang putih halus,tepung telur,merica,gula pasir,royco cek rasa ya--Kemudian bentuk bulat2 sesuai selera--Panaskaninyak goreng bakso tahu hingga kecoklatan.angkat sisihkan--Cara membuat saos. Haluskan cabeerah dan bawang putih beri garam sedikit hingga halus.--Kemudian memarkan cabe rawit atau pecah pecah saja..--Panaskan minyak tumis bawang bombay hingga layu masukkan bumbu halus,tumis hingga harum.--Kemudian masukkan saos tomat,kecap,saos sambal sedikit air, masak hingga meletup letup masukkan gula cek rasa kemudian masukka bakso tahu irisan cabe merah,daun bawang masak hingga matang--Selamat mencoba--
Bakso tahu goreng saus pedas Bahan bakso tahu 8 buah tahu putih 2 siung bawang putih 1 butir telur 1 sdt merica bubuk secukupnya Royco ayam secukupnya Garam secukupnya Gula 3 sdm tepung terigu 1 sdt baking powder Bahan saos pedas 4 siung baput 4 siung bamer 1/2 bawang bombay 5 buah cabe merah keriting 15 bua cabe rawit 4 sdm saos tomat 4 sdm saos sambal 1 buah cabe merah iris rencong 1 buah bawang prei Garam 1 sdm Kecap secukupnya Gula Minyak goreng secukupnya Air Hancurkan tahu,peras airnya hingga airnya habis Kemudian masukkan bawang putih halus,tepung telur,merica,gula pasir,royco cek rasa ya Kemudian bentuk bulat2 sesuai selera Panaskaninyak goreng bakso tahu hingga kecoklatan.angkat sisihkan Cara membuat saos. Haluskan cabeerah dan bawang putih beri garam sedikit hingga halus. Kemudian memarkan cabe rawit atau pecah pecah saja.. Panaskan minyak tumis bawang bombay hingga layu masukkan bumbu halus,tumis hingga harum. Kemudian masukkan saos tomat,kecap,saos sambal sedikit air, masak hingga meletup letup masukkan gula cek rasa kemudian masukka bakso tahu irisan cabe merah,daun bawang masak hingga matang Selamat mencoba
Beef yakiniku 500 gr daging sapi--1 buah bawang bombay kecil--1 buah paprika--Bahan marinasi--2 sdm kecap manis--1 sdm saus tiram--1 sdm kecap asin--1 sdm minyak wijen--1 sdt lada hitam bubuk--2 ruas jahe dicincang halus (saya diparut pake parutan keju)--2 siung bawang putih diparut pk parutan keju--Bahan tambahan--4 sendok minyak sayur--Wijen panggang untuk taburan--1 sdm tepung maisena-- Daging sapi diiris tipis--Campurkan semua bahan marinasi dalam wadah tertutup kemudian masukkan dagingnya, simpan dalam kulkas minimal 1jam (saya semaleman)--Panaskan minyak sayur dalam wajan, masukkan daging, tambahkan air, masak hingga daging empuk--Masukkan paprika dan bawang bombay, koreksi rasa--Masukkan tepung maisena yang sudah dilarutkan dengan air--Taraaa... beef yakiniku pun jadi--
Beef yakiniku 500 gr daging sapi 1 buah bawang bombay kecil 1 buah paprika Bahan marinasi 2 sdm kecap manis 1 sdm saus tiram 1 sdm kecap asin 1 sdm minyak wijen 1 sdt lada hitam bubuk 2 ruas jahe dicincang halus (saya diparut pake parutan keju) 2 siung bawang putih diparut pk parutan keju Bahan tambahan 4 sendok minyak sayur Wijen panggang untuk taburan 1 sdm tepung maisena Daging sapi diiris tipis Campurkan semua bahan marinasi dalam wadah tertutup kemudian masukkan dagingnya, simpan dalam kulkas minimal 1jam (saya semaleman) Panaskan minyak sayur dalam wajan, masukkan daging, tambahkan air, masak hingga daging empuk Masukkan paprika dan bawang bombay, koreksi rasa Masukkan tepung maisena yang sudah dilarutkan dengan air Taraaa... beef yakiniku pun jadi
Beef Black Pepper Cepat Gampang 150 gram daging sapi--3 bawang putih--1/2 bawang bombay ukuran sedang--2 cabe hijau besar--2 cabe merah kecil--1/2 sachet saus lada hitam (saori)--Gula--Garam--secukupnya Air--1 sdt minyak wijen-- Iris tipis daging, rendam dengan saus lada hitam (saori), kurang lebih 6 jam, simpan di kulkas.--Cincang bawang putih dan iris kasar bawang bombay. Bagi dua cabe hijau besar dan buang isinya, potong sesuai selera.--Panaskan minyak wijen, tumis bawang putih hingga harum, lalu masukkan bawang bombay tunggu sedikit layu. Kemudian masukkan rendaman daging, tumis hingga berubah warna, tambahkan air sedikit demi sedikit.--Tambahkan gula dan garam sesuai selera, koreksi rasa dan kematangam daging.--Sajikan. Selamat mencoba. Oya, karena makan malam saya nggak makan sama nasi, saya ganti dengan kentang goreng dan wortel rebus. πŸ’•--
Beef Black Pepper Cepat Gampang 150 gram daging sapi 3 bawang putih 1/2 bawang bombay ukuran sedang 2 cabe hijau besar 2 cabe merah kecil 1/2 sachet saus lada hitam (saori) Gula Garam secukupnya Air 1 sdt minyak wijen Iris tipis daging, rendam dengan saus lada hitam (saori), kurang lebih 6 jam, simpan di kulkas. Cincang bawang putih dan iris kasar bawang bombay. Bagi dua cabe hijau besar dan buang isinya, potong sesuai selera. Panaskan minyak wijen, tumis bawang putih hingga harum, lalu masukkan bawang bombay tunggu sedikit layu. Kemudian masukkan rendaman daging, tumis hingga berubah warna, tambahkan air sedikit demi sedikit. Tambahkan gula dan garam sesuai selera, koreksi rasa dan kematangam daging. Sajikan. Selamat mencoba. Oya, karena makan malam saya nggak makan sama nasi, saya ganti dengan kentang goreng dan wortel rebus. πŸ’•
Terik Daging Sapi 600 gr Sapi Berlemak--4 biji Tahu potong silang--6 Butir Telur Kupas--4 lembar Daun Salam--3 cm Lengkuas--3 lembar Daun Jeruk--2 Batang Serai dikeprek--80 gr Gula Merah disisir--1500 cc Santan kekentalan sedang--Bumbu Halus :--8 butir Bawang Merah--5 butir Bawang Putih--6 butir Kemiri--2 sdt Ketumbar--1 sdt Lada--1 sdt Kaldu Sapi / Kaldu Jamur--Secukupnya air asam jawa-- Siapkan bahan2. Tumis bumbu halus dengan minyak sampai harum--Masukkan daging dan tumis sampai berubah warna. Lalu masukkan santan, tahu, telur, dan sisa bumbu.--Masak dengan api kecil sampai daging empuk dan air susut serta bumbu meresap. Endess. Gurih2 sedap--
Terik Daging Sapi 600 gr Sapi Berlemak 4 biji Tahu potong silang 6 Butir Telur Kupas 4 lembar Daun Salam 3 cm Lengkuas 3 lembar Daun Jeruk 2 Batang Serai dikeprek 80 gr Gula Merah disisir 1500 cc Santan kekentalan sedang Bumbu Halus : 8 butir Bawang Merah 5 butir Bawang Putih 6 butir Kemiri 2 sdt Ketumbar 1 sdt Lada 1 sdt Kaldu Sapi / Kaldu Jamur Secukupnya air asam jawa Siapkan bahan2. Tumis bumbu halus dengan minyak sampai harum Masukkan daging dan tumis sampai berubah warna. Lalu masukkan santan, tahu, telur, dan sisa bumbu. Masak dengan api kecil sampai daging empuk dan air susut serta bumbu meresap. Endess. Gurih2 sedap
Siomay Salmon Simple 200 gr ikan salmon--1 butir telur--1 sdt bawang putih bubuk (atau 3 siung di ulek)--1 sdt kaldu bubuk ayam--1/4 sdt merica bubuk--2 sdm tepung terigu--8 sdm tepung tapioka--1 sdm minyak--Secukupnya air untuk mengkukus--Saos: Sambal kacang jadi/instanyang di larutkan + kecap-- Cabik daging salmon dengan garpu hingga lembut. Campurkan telur, bawang putih, merica, kaldu bubuk, dan minyak. Aduk rata.--Tambahkan tepung terigu dan tapioka hingga kalis. Tambahkan tapioka jika masih belum kalis seperti play dough.--Bentuk bola-bola seperti bakso. Letakkan di kukusan. Kukus selama 20 menit.--Angkat siomay. Potong sesuai selera. Beri saos kacang dan kecap. Sajikan.--
Siomay Salmon Simple 200 gr ikan salmon 1 butir telur 1 sdt bawang putih bubuk (atau 3 siung di ulek) 1 sdt kaldu bubuk ayam 1/4 sdt merica bubuk 2 sdm tepung terigu 8 sdm tepung tapioka 1 sdm minyak Secukupnya air untuk mengkukus Saos: Sambal kacang jadi/instanyang di larutkan + kecap Cabik daging salmon dengan garpu hingga lembut. Campurkan telur, bawang putih, merica, kaldu bubuk, dan minyak. Aduk rata. Tambahkan tepung terigu dan tapioka hingga kalis. Tambahkan tapioka jika masih belum kalis seperti play dough. Bentuk bola-bola seperti bakso. Letakkan di kukusan. Kukus selama 20 menit. Angkat siomay. Potong sesuai selera. Beri saos kacang dan kecap. Sajikan.
Kering Tempe Manis Pedas Kriuk 1 papan tempe (saya beli 6 ribu)--4 siung bawang merah--1 siung bawang putih--1 keping kecil gula jawa/merah--2 buah cabai merah keriting--Salam--Sereh--Lengkuas--Garam--Gula Pasir--Kaldu Bubuk--4-5 sdm Air asam jawa-- Potong tempe bentuk korek api, goreng dalam minyak panas dan banyak hingga kering. Sisihkan--Iris tipis bawang merah, bawang putih, cabai merah, goreng masing-masing hingga kering--Tumis lengkuas, salam, sereh dengan sedikit minyak. Masukkan air asam jawa, gula merah, garam, gula pasir dan kaldu bubuk. Biarkan hingga gula larut, mendidih dan mengental. Matikan kompor, masukkan tempe goreng, bawang merah, bawang putih dan cabai. Aduk rata.--Tunggu hingga dingin simpan dalam wadah tertutup rapat--
Kering Tempe Manis Pedas Kriuk 1 papan tempe (saya beli 6 ribu) 4 siung bawang merah 1 siung bawang putih 1 keping kecil gula jawa/merah 2 buah cabai merah keriting Salam Sereh Lengkuas Garam Gula Pasir Kaldu Bubuk 4-5 sdm Air asam jawa Potong tempe bentuk korek api, goreng dalam minyak panas dan banyak hingga kering. Sisihkan Iris tipis bawang merah, bawang putih, cabai merah, goreng masing-masing hingga kering Tumis lengkuas, salam, sereh dengan sedikit minyak. Masukkan air asam jawa, gula merah, garam, gula pasir dan kaldu bubuk. Biarkan hingga gula larut, mendidih dan mengental. Matikan kompor, masukkan tempe goreng, bawang merah, bawang putih dan cabai. Aduk rata. Tunggu hingga dingin simpan dalam wadah tertutup rapat
Ayam kampung goreng lengkuas 1 ekor ayam kampung (10 bagian)--2 lembar daun salam--Garam--Gula--Bumbu halus:--15 siung bawang putih--7 siung bawang merah--1 buah lengkuas ukuran besar--2 sdm ketumbar--2 butir kemiri--1 batang serai--1 ruas jempol jahe--1 ruas jempol kunyit-- Presto, atau rebus ayam hingga empuk. (Saya rebus selama 3 jam dengan api kecil)--Tumis bumbu halus hingga harum dan mendidih.--Masukkan daun salam, aduk-aduk. Tambahkan sedikit air. Hingga mendidih.--Masukkan ayam, tambahkan gula dan garam aduk rata. Tambahkan air hingga ayam tertutup bumbu.--Masak dengan api kecil dan tutup wajannya. Biarkan hingga airnya surut dan bumbu meresap.--Setelah surut dan meresap, matikan api. Tiriskan ayam, pisahkan dengan bumbunya.--Goreng ayam dengan minyak panas. Setelah menggoreng ayam, barulah goreng bumbunya (jangan terlalu gosong)--
Ayam kampung goreng lengkuas 1 ekor ayam kampung (10 bagian) 2 lembar daun salam Garam Gula Bumbu halus: 15 siung bawang putih 7 siung bawang merah 1 buah lengkuas ukuran besar 2 sdm ketumbar 2 butir kemiri 1 batang serai 1 ruas jempol jahe 1 ruas jempol kunyit Presto, atau rebus ayam hingga empuk. (Saya rebus selama 3 jam dengan api kecil) Tumis bumbu halus hingga harum dan mendidih. Masukkan daun salam, aduk-aduk. Tambahkan sedikit air. Hingga mendidih. Masukkan ayam, tambahkan gula dan garam aduk rata. Tambahkan air hingga ayam tertutup bumbu. Masak dengan api kecil dan tutup wajannya. Biarkan hingga airnya surut dan bumbu meresap. Setelah surut dan meresap, matikan api. Tiriskan ayam, pisahkan dengan bumbunya. Goreng ayam dengan minyak panas. Setelah menggoreng ayam, barulah goreng bumbunya (jangan terlalu gosong)
Ayam Geprek Fillet dada ayam khas dalam--Tepung bumbu kriuk--Baham Sambal:--7 buah rawit merah--10 buah cabai merah keriting--5 siung bawang putih--secukupnya garam--secukupnya kaldu jamur-- Letakkan sedikit tepung bumbu dalam wadah lalu beri air untuk bumbu rendaman ayam. Buat sedikit kental, lalu diamkan dalam freezer 10 menit--Ambil ayam dari bumbu rendaman, lalu baluri dengan tepung kering dan goreng hingga kecoklatan--Untuk sambalnya ulek semua bahan jadi 1 lalu tuangkan minyak panas.--Setelah itu masukan ayam yang sudah di goreng ke dalam cobek sambal dan ulek bersama.--
Ayam Geprek Fillet dada ayam khas dalam Tepung bumbu kriuk Baham Sambal: 7 buah rawit merah 10 buah cabai merah keriting 5 siung bawang putih secukupnya garam secukupnya kaldu jamur Letakkan sedikit tepung bumbu dalam wadah lalu beri air untuk bumbu rendaman ayam. Buat sedikit kental, lalu diamkan dalam freezer 10 menit Ambil ayam dari bumbu rendaman, lalu baluri dengan tepung kering dan goreng hingga kecoklatan Untuk sambalnya ulek semua bahan jadi 1 lalu tuangkan minyak panas. Setelah itu masukan ayam yang sudah di goreng ke dalam cobek sambal dan ulek bersama.
Daging sapi cincang utk isi roti goreng 500 gram daging sapi cincang--1 bh bawang bombay cincang--4 butir bawang merah diiris--1 btg daun bawang diiris halus--1 sdm saus tiram--1 sdm kecap asin--Secukupnya kecap manis--1 sdt merica putih--1 sdt merica hitam--Secukupnya garam dan gula--125 mls air--1 sdm terigu dilarutkan dengan sedikit air-- Tumis bawang bombat dan bawang merah sampai harum dan kekuningan.--Masukkan daging cincang. Aduk sampai daging berubah warna--Tambahkan semua saus, kecap, merica, garam, gula, air lalu aduk sampai rata dan sampai bumbu meresap.--Sblm air menyusut, masukkan larutan terigu. Aduk, masak sampai mengental tp tdk terlalu kering. Lalu masukan daun bawang, aduk sebentar dan sudah siap utk dihidangkan--
Daging sapi cincang utk isi roti goreng 500 gram daging sapi cincang 1 bh bawang bombay cincang 4 butir bawang merah diiris 1 btg daun bawang diiris halus 1 sdm saus tiram 1 sdm kecap asin Secukupnya kecap manis 1 sdt merica putih 1 sdt merica hitam Secukupnya garam dan gula 125 mls air 1 sdm terigu dilarutkan dengan sedikit air Tumis bawang bombat dan bawang merah sampai harum dan kekuningan. Masukkan daging cincang. Aduk sampai daging berubah warna Tambahkan semua saus, kecap, merica, garam, gula, air lalu aduk sampai rata dan sampai bumbu meresap. Sblm air menyusut, masukkan larutan terigu. Aduk, masak sampai mengental tp tdk terlalu kering. Lalu masukan daun bawang, aduk sebentar dan sudah siap utk dihidangkan
Tongkol Goreng Tumis Bumbu Iris 4 buah pindang tongkol sedang bersihkan kulitnya, potong-potong--10 siung bawang merah iris tipis--7 siung bawang putih iris tipis--4 buah cabai merah potong serong tipis--sesuai selera Cabai rawit potong serong--1 sdm saus tomat--secukupnya Garam--secukupnya Gula--secukupnya Kaldu bubuk--1/2 sdt merica bubuk--Sedikit air-- Goreng tongkol setengah matang. Sisihkan.--Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan Lombok merah, bumbu lainnya dan air. Didihkan masukkan tongkol goreng. Biarkan bumbu meresap dan sedikit mengental.--Angkat dan sajikan.--
Tongkol Goreng Tumis Bumbu Iris 4 buah pindang tongkol sedang bersihkan kulitnya, potong-potong 10 siung bawang merah iris tipis 7 siung bawang putih iris tipis 4 buah cabai merah potong serong tipis sesuai selera Cabai rawit potong serong 1 sdm saus tomat secukupnya Garam secukupnya Gula secukupnya Kaldu bubuk 1/2 sdt merica bubuk Sedikit air Goreng tongkol setengah matang. Sisihkan. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan Lombok merah, bumbu lainnya dan air. Didihkan masukkan tongkol goreng. Biarkan bumbu meresap dan sedikit mengental. Angkat dan sajikan.
Terik ayam tempe telor 4 sayap ayam--4 buah telor--1/2 papan tempe--Bumbu halus:--5 siung bawang merah--4 siung bawang putih--2 butir kemiri--1/2 sdm ketumbar--secukupnya Garam--Bumbu lain:--2 cm lengkuas--1 lembar daun salam--1 batang sereh--secukupnya Gula jawa--Bawang goreng--Minyak untuk menumis--1 bungkus santan kara--secukupnya Air--5 buah cabe rawit-- Cuci sayap ayam kemudian sisihkan. Rebus telur dan kupas. Sisihkan. Potong tempe sesuai selera. Sisihkan.--Panaskan minyak langsung di dalam panci. Tumis sereh, daun salam, dan lengkuas. Setelah beberapa saat masukkan bumbu halus. Tumis sampai berbau harum. Kemudian masukkan air dan gula jawa dan cabe rawit. Jika air sudah mendidih, masukkan sayap ayam dan telor. Masukkan tempe belakangan. Tunggu beberapa saat sampai ayam empuk (karena pakai sayap ayam, jadi tidak begitu lama). Jika ayam sudah empuk masukkan santan kara. Tunggu beberapa saat. Sesuaikan rasa. Matikan api, dan taburkan bawang goreng.--Terik siap dinikmati dengan nasi hangat dan kerupun 😁--
Terik ayam tempe telor 4 sayap ayam 4 buah telor 1/2 papan tempe Bumbu halus: 5 siung bawang merah 4 siung bawang putih 2 butir kemiri 1/2 sdm ketumbar secukupnya Garam Bumbu lain: 2 cm lengkuas 1 lembar daun salam 1 batang sereh secukupnya Gula jawa Bawang goreng Minyak untuk menumis 1 bungkus santan kara secukupnya Air 5 buah cabe rawit Cuci sayap ayam kemudian sisihkan. Rebus telur dan kupas. Sisihkan. Potong tempe sesuai selera. Sisihkan. Panaskan minyak langsung di dalam panci. Tumis sereh, daun salam, dan lengkuas. Setelah beberapa saat masukkan bumbu halus. Tumis sampai berbau harum. Kemudian masukkan air dan gula jawa dan cabe rawit. Jika air sudah mendidih, masukkan sayap ayam dan telor. Masukkan tempe belakangan. Tunggu beberapa saat sampai ayam empuk (karena pakai sayap ayam, jadi tidak begitu lama). Jika ayam sudah empuk masukkan santan kara. Tunggu beberapa saat. Sesuaikan rasa. Matikan api, dan taburkan bawang goreng. Terik siap dinikmati dengan nasi hangat dan kerupun 😁
Beef Brokoli Teriyaki 500 gram daging sapi bagian has dalam, iris tipis--2 buah bawang bombay, iris--6 buah cabe hijau besar--2 bonggol brokoli--8 siung bawang putih--1 ruas jahe--1 sdm lada hitam--1 sachet kaldu jamur--3 sachet saos teriyaki--5 sdm kecap asin--1 gelas air matang--Minyak goreng-- Bawang putih, jahe dan lada hitam ulek halus/blender. Tambahkan kecap asin, saos teriyaki lalu campur semua bumbu tersebut dalam mangkok besar. Rendam daging dengan bumbu perendam kurang lebih 30 menit.--Panaskan penggorengan, masukkan minyak goreng, tumis bawang bombay, lalu masukkan daging bersama semua saus perendamnya + 1 gelas air matang.--Aduk-aduk, masak dengan api sedang, kemudian saat daging mulai berubah warna masukkan kembali 1 sachet saos teriyaki, bubuk kaldu jamur, potongan brokoli dan cabe hijau besar, masak hingga daging matang, sayuran layu dan air sat.--Beef teriyaki siap dihidangkan bersama dengan nasi panas. Notes : - Bisa juga memakai daging sapi bagian lain selain has dalam, akan tetapi buang dulu bagian lemaknya.--
Beef Brokoli Teriyaki 500 gram daging sapi bagian has dalam, iris tipis 2 buah bawang bombay, iris 6 buah cabe hijau besar 2 bonggol brokoli 8 siung bawang putih 1 ruas jahe 1 sdm lada hitam 1 sachet kaldu jamur 3 sachet saos teriyaki 5 sdm kecap asin 1 gelas air matang Minyak goreng Bawang putih, jahe dan lada hitam ulek halus/blender. Tambahkan kecap asin, saos teriyaki lalu campur semua bumbu tersebut dalam mangkok besar. Rendam daging dengan bumbu perendam kurang lebih 30 menit. Panaskan penggorengan, masukkan minyak goreng, tumis bawang bombay, lalu masukkan daging bersama semua saus perendamnya + 1 gelas air matang. Aduk-aduk, masak dengan api sedang, kemudian saat daging mulai berubah warna masukkan kembali 1 sachet saos teriyaki, bubuk kaldu jamur, potongan brokoli dan cabe hijau besar, masak hingga daging matang, sayuran layu dan air sat. Beef teriyaki siap dihidangkan bersama dengan nasi panas. Notes : - Bisa juga memakai daging sapi bagian lain selain has dalam, akan tetapi buang dulu bagian lemaknya.
Balado sapi kentang 300 gr daging sapi--Daun salam--Daun jeruk--Kentang--Bahan bumbu:--8 siung bawang merah--4 buah bawang putih--sebiji cabe merah besar--3 buah cabe keriting--Gula garam secukupnya sesuai selera-- Rebus daging sapi dengan buah pepaya muda, dinginkan, potong-potong sesuai selera--Haluskan bumbu balado dgn processor, kecuali daun salam dan daun jeruk--Panaskan minyak, tumis bumbu sampai wangi, masukkan daun salam dan daun jeruk, tambahkan sedikit air, lalu masukkan daging, terakhir masukkan kentang yg sdh dipotong dan digoreng..--Tambahakan gula garam secukupnya sesuai selera, koreksi rasa, matikan kompor, angkat masakan, dan sajikan--
Balado sapi kentang 300 gr daging sapi Daun salam Daun jeruk Kentang Bahan bumbu: 8 siung bawang merah 4 buah bawang putih sebiji cabe merah besar 3 buah cabe keriting Gula garam secukupnya sesuai selera Rebus daging sapi dengan buah pepaya muda, dinginkan, potong-potong sesuai selera Haluskan bumbu balado dgn processor, kecuali daun salam dan daun jeruk Panaskan minyak, tumis bumbu sampai wangi, masukkan daun salam dan daun jeruk, tambahkan sedikit air, lalu masukkan daging, terakhir masukkan kentang yg sdh dipotong dan digoreng.. Tambahakan gula garam secukupnya sesuai selera, koreksi rasa, matikan kompor, angkat masakan, dan sajikan
Telur sambal Teri Telur ayam kampung--Teri nasi--5 bawang merah--3 bawang putih--3 cabe merah besar--sesuai selera Cabe rawit-- Rebus telur hingga matang, lalu kupas. Goreng telur sebentar saja.--Goreng teri nasi hingga matang dan kering.--Haluskan bumbu dan tumis dengan sedikit minyak beri garam, gula dan sedikit terasi.--Di cicipi bila sudah pas rasanya masukkan telur dan teri.--
Telur sambal Teri Telur ayam kampung Teri nasi 5 bawang merah 3 bawang putih 3 cabe merah besar sesuai selera Cabe rawit Rebus telur hingga matang, lalu kupas. Goreng telur sebentar saja. Goreng teri nasi hingga matang dan kering. Haluskan bumbu dan tumis dengan sedikit minyak beri garam, gula dan sedikit terasi. Di cicipi bila sudah pas rasanya masukkan telur dan teri.
Sandwich telur simpel 2 roti tawar--1 telur goreng matasapi--1 lembar daun slada--2 irisan timum--2 irisan tomat--Mentega untuk olesan--Mayonais--Saos tomat--Saos sambal-- Siapkan semua bahan.olesi roti dengan mentega tipis rata. Lalu susun sayuran selang-seling dengan telur matasapi dan mayonais beserta saos sesuai selera. Siap dinikmati buat sarapan.--
Sandwich telur simpel 2 roti tawar 1 telur goreng matasapi 1 lembar daun slada 2 irisan timum 2 irisan tomat Mentega untuk olesan Mayonais Saos tomat Saos sambal Siapkan semua bahan.olesi roti dengan mentega tipis rata. Lalu susun sayuran selang-seling dengan telur matasapi dan mayonais beserta saos sesuai selera. Siap dinikmati buat sarapan.
Sup Ikan Tenggiri Laila Dawud 250 gram ikan Tenggiri--1 buah wortel--Bumbu cincang--2 cm kunir--1 cm jahe--1 buah tomat ukuran kecil--1 ikat daun bawang--2 siung Bawang putih--secukupnya Gula garam-- Cuci bersih ikan--Kemudian rebus dg wortel setelah itu masukkan semua bumbu cincang jika hendak mendidih masukkan gula garam secukupnya matikan api--
Sup Ikan Tenggiri Laila Dawud 250 gram ikan Tenggiri 1 buah wortel Bumbu cincang 2 cm kunir 1 cm jahe 1 buah tomat ukuran kecil 1 ikat daun bawang 2 siung Bawang putih secukupnya Gula garam Cuci bersih ikan Kemudian rebus dg wortel setelah itu masukkan semua bumbu cincang jika hendak mendidih masukkan gula garam secukupnya matikan api
Prekedel Tahu 5 buah tahu kuning, cuci tiriskan--1 buah wortel, kupas dan cuci bersih lalu parut--2 butir telur ayam--5 buah cabe rawit, iris--4 buah bawang merah, iris halus--1 siung bawang putih, cincang halus--Secukupnya minyak goreng--Secukupnya garam, gula, dan merica-- Siapkan wadah, lalu hancurkan tahu sampai bubuk, masukan wortel yg sudah diparut, cabe iris, bawang merah, bawang putih, garam, merica, sedikit gula dan telur, aduk rata semua.--Panaskan wajan dan minyak goreng secukupnya, lalu goreng satu sendok adonan prekedel sampai kuning kecoklatan, sampai adonan habis. Angkat dan tiriskan.--Prekedel siap disantap.--
Prekedel Tahu 5 buah tahu kuning, cuci tiriskan 1 buah wortel, kupas dan cuci bersih lalu parut 2 butir telur ayam 5 buah cabe rawit, iris 4 buah bawang merah, iris halus 1 siung bawang putih, cincang halus Secukupnya minyak goreng Secukupnya garam, gula, dan merica Siapkan wadah, lalu hancurkan tahu sampai bubuk, masukan wortel yg sudah diparut, cabe iris, bawang merah, bawang putih, garam, merica, sedikit gula dan telur, aduk rata semua. Panaskan wajan dan minyak goreng secukupnya, lalu goreng satu sendok adonan prekedel sampai kuning kecoklatan, sampai adonan habis. Angkat dan tiriskan. Prekedel siap disantap.
Beef Stew Stroganoff 2 sdt olive oil--1 sdm butter--2 sdm tepung terigu--1 sdt garam--1 sdt black pepper bubuk--500 gr daging sapi, potong dadu--1 buah bawang bombay, iris kasar--5 siung bawang putih, cincang--3 sdm kecap inggris--50 gr jamur kancing, iris--250 gr sour cream--150 gr paprika (merah, kuning, hijau), iris--250 ml brown stock-- Panaskan olive oil dan butter. Tumis bawang bombay, bawang putih, dan daging.--Masukan tepung terigu. Aduk hingga berwarna kecokelatan.--Tambahkan paprika dan jamur. Aduk rata.--Tuang brown stock. Seasoning dengan garam dan black pepper. Aduk rata.--Tambahkan kecap inggris dan sour cream. Aduk hingga rata.--Sajikan.--
Beef Stew Stroganoff 2 sdt olive oil 1 sdm butter 2 sdm tepung terigu 1 sdt garam 1 sdt black pepper bubuk 500 gr daging sapi, potong dadu 1 buah bawang bombay, iris kasar 5 siung bawang putih, cincang 3 sdm kecap inggris 50 gr jamur kancing, iris 250 gr sour cream 150 gr paprika (merah, kuning, hijau), iris 250 ml brown stock Panaskan olive oil dan butter. Tumis bawang bombay, bawang putih, dan daging. Masukan tepung terigu. Aduk hingga berwarna kecokelatan. Tambahkan paprika dan jamur. Aduk rata. Tuang brown stock. Seasoning dengan garam dan black pepper. Aduk rata. Tambahkan kecap inggris dan sour cream. Aduk hingga rata. Sajikan.
Kambing Kecap sepiring daging kambing dipotong kotak--2 siung bawang putih diiris--4 bh bawang merah diiris--seruas jahe diiris--5 bh cabe rawit diiris--secukupnya kecap manis, kecap asin, garam, gula, air-- Tumis bawang putih, bawang merah, jahe, cabe rawit sampai harum dan layu--Masukkan daging kambing aduk sampai berubah warna--Tambahkan kecap manis, kecap asin, garam, gula dan air secukupnya--Ungkep sampai daging empuk. Cicipi--Sajikan dg ditaburi bawang goreng--
Kambing Kecap sepiring daging kambing dipotong kotak 2 siung bawang putih diiris 4 bh bawang merah diiris seruas jahe diiris 5 bh cabe rawit diiris secukupnya kecap manis, kecap asin, garam, gula, air Tumis bawang putih, bawang merah, jahe, cabe rawit sampai harum dan layu Masukkan daging kambing aduk sampai berubah warna Tambahkan kecap manis, kecap asin, garam, gula dan air secukupnya Ungkep sampai daging empuk. Cicipi Sajikan dg ditaburi bawang goreng
Kombinasi labu siam telur ayam kuah santan 1 Buah Labu Siam (Ukuran Besar)--4 Butir Telur Ayam--5 Buah Cabe Merah--2 Buah Cabe Rawit--3 Buah Cabe Rawit Setan--2 Buah Kunyit (Ukuran Kecil)--1 Siung Bawang Putih--1 Siung Bawang Merah--1 Bungkus Santan Bubuk (Kara)--3 Gelas Air (Gelas Belimbing)--Garam, royco dan gula pasir (Sesuai Selera)-- Rebus Telur Ayam, Kurang Lebih 15-20 Menit--Potong Potong Labu Siam Memanjang (Sebesar Korek Api) Lalu Cuci Bersih--Haluskan bawang, cabe, kunyit (Di ulek)--Tumis Bahan2 yang sudah di haluskan tadi, Tambahankan 3 Gelas Air, Masukan santan bubuk kara, aduk aduk sampai santan tercampur rata, tambhankan garam, royco dan sedikit gula. masukan labu siam nya, aduk aduk kurang lebih 2 menit, masukan rebusan telur ayam tadi. Aduk lagi kurang lebih 2 menit. Matikan kompor, selesai. Labu siam telur ayam kuah santan siap di santap.--
Kombinasi labu siam telur ayam kuah santan 1 Buah Labu Siam (Ukuran Besar) 4 Butir Telur Ayam 5 Buah Cabe Merah 2 Buah Cabe Rawit 3 Buah Cabe Rawit Setan 2 Buah Kunyit (Ukuran Kecil) 1 Siung Bawang Putih 1 Siung Bawang Merah 1 Bungkus Santan Bubuk (Kara) 3 Gelas Air (Gelas Belimbing) Garam, royco dan gula pasir (Sesuai Selera) Rebus Telur Ayam, Kurang Lebih 15-20 Menit Potong Potong Labu Siam Memanjang (Sebesar Korek Api) Lalu Cuci Bersih Haluskan bawang, cabe, kunyit (Di ulek) Tumis Bahan2 yang sudah di haluskan tadi, Tambahankan 3 Gelas Air, Masukan santan bubuk kara, aduk aduk sampai santan tercampur rata, tambhankan garam, royco dan sedikit gula. masukan labu siam nya, aduk aduk kurang lebih 2 menit, masukan rebusan telur ayam tadi. Aduk lagi kurang lebih 2 menit. Matikan kompor, selesai. Labu siam telur ayam kuah santan siap di santap.
Tahu santan simple 1 papan Tahu malang--1 sachet Santan kara--4 siung Bawang merah lalu cincang--3 siung Bawang putih lalu cincang--5 biji Cabe rawit--seruas Kunyit--1 sdt Garem--2 sdt Gula--200 ml Air-- Tumis bawang merah dan bawang putih. Masukkan kunyit tunggu harum--Masukkan air tambah santen kasi garem gula dan cabe rawit--Masukkan tahu yg udah dipotong--Tunggu sampe bumbu meresap koreksi rasa--Selesaai. Alhamdulillah.--
Tahu santan simple 1 papan Tahu malang 1 sachet Santan kara 4 siung Bawang merah lalu cincang 3 siung Bawang putih lalu cincang 5 biji Cabe rawit seruas Kunyit 1 sdt Garem 2 sdt Gula 200 ml Air Tumis bawang merah dan bawang putih. Masukkan kunyit tunggu harum Masukkan air tambah santen kasi garem gula dan cabe rawit Masukkan tahu yg udah dipotong Tunggu sampe bumbu meresap koreksi rasa Selesaai. Alhamdulillah.
Beef Teriyaki ala Rumahan 1/4 kg Daging Sapi Semur (Beli di Super Market)--1 buah Bawang Bombay--1 SDM Mentega / Butter--Secukupnya Minyak Goreng (untuk menumis)--Secukupnya Air--Bumbu Marinade :--6 SDM Saus Teriyaki (saya pakai Saori)--1 SDM Saori Saus Tiram (Hayo baca nya sambil Nyanyi ya..) :)--1 SDM Lada Putih Bubuk--2 SDM Kecap Manis--2 SDM Minyak Wijen--2 Ruas Jari Jahe (Parut Halus)--2 Siung Bawang Putih (Parut Halus)--1 SDT Kecap Asin-- Pertama, cuci bersih daging yang sudah di beli tadi. Daging Semur sudah berbentuk dadu jadi kita tidak perlu memotong nya lagi. Lalu masukan kedalam Wadah / Mangkuk--Kedua, Kita akan Memarinade daging sapi tadi, untuk mengawali kita masukan Saus teriyaki, lalu Saus Tiram, Berikutnya Kecap Manis, Kecap Asin, Minyak Wijen, Lada Bubuk. Aduk hingga daging terendam oleh saus tadi..(Ingat cuma daging yang direndam, Rasa Kangen mu Jangan) hehe Next masukan Bawang Putih & Jahe. Aduk kembali hingga rata--Jika semua sudah, kini tutup wadah berisikan daging sapi tsb menggunakan Plastik Wrap & Diamkan dalam Kulkas sekitar 2-3 Jam--Tips : masukan sendok teh / sendok kecil kedalam rendaman daging agar daging nantinya menjadi mudah empuk.--Taaaaaraaaaa....setelah menunggu lama sampai kelaparan akhirnya daging yg sudah dibumbui siap di masak man teman....--Siapkan Teflon/Penggorengan. Masukan Minyak & Mentega lalu Tumis Bawang Bombay Hingga Harum & Setengah Layu--Jika sudah tercium bau harum...kemudian masukan semua daging yang sudah di bumbui tadi dan tumis sedikit hingga rata. Masukan Air Secukupnya Lalu masak menggunakan Api Kecil sampai matang & bumbu meresap--Koreksi Rasa & Jika sudah matang, Siap untuk di Sajikan menggunakan Nasi Anget..--
Beef Teriyaki ala Rumahan 1/4 kg Daging Sapi Semur (Beli di Super Market) 1 buah Bawang Bombay 1 SDM Mentega / Butter Secukupnya Minyak Goreng (untuk menumis) Secukupnya Air Bumbu Marinade : 6 SDM Saus Teriyaki (saya pakai Saori) 1 SDM Saori Saus Tiram (Hayo baca nya sambil Nyanyi ya..) :) 1 SDM Lada Putih Bubuk 2 SDM Kecap Manis 2 SDM Minyak Wijen 2 Ruas Jari Jahe (Parut Halus) 2 Siung Bawang Putih (Parut Halus) 1 SDT Kecap Asin Pertama, cuci bersih daging yang sudah di beli tadi. Daging Semur sudah berbentuk dadu jadi kita tidak perlu memotong nya lagi. Lalu masukan kedalam Wadah / Mangkuk Kedua, Kita akan Memarinade daging sapi tadi, untuk mengawali kita masukan Saus teriyaki, lalu Saus Tiram, Berikutnya Kecap Manis, Kecap Asin, Minyak Wijen, Lada Bubuk. Aduk hingga daging terendam oleh saus tadi..(Ingat cuma daging yang direndam, Rasa Kangen mu Jangan) hehe Next masukan Bawang Putih & Jahe. Aduk kembali hingga rata Jika semua sudah, kini tutup wadah berisikan daging sapi tsb menggunakan Plastik Wrap & Diamkan dalam Kulkas sekitar 2-3 Jam Tips : masukan sendok teh / sendok kecil kedalam rendaman daging agar daging nantinya menjadi mudah empuk. Taaaaaraaaaa....setelah menunggu lama sampai kelaparan akhirnya daging yg sudah dibumbui siap di masak man teman.... Siapkan Teflon/Penggorengan. Masukan Minyak & Mentega lalu Tumis Bawang Bombay Hingga Harum & Setengah Layu Jika sudah tercium bau harum...kemudian masukan semua daging yang sudah di bumbui tadi dan tumis sedikit hingga rata. Masukan Air Secukupnya Lalu masak menggunakan Api Kecil sampai matang & bumbu meresap Koreksi Rasa & Jika sudah matang, Siap untuk di Sajikan menggunakan Nasi Anget..
Bola2 tahu isi sosis 1 buah tahu kotak yg gede (gtau jnis apaan) πŸ˜…--1 batang daun bawang--Wortel suka2--1 btr telur--Sosis--Kobe tepung tempe--Garem, kaldu organik, lada--1 buah tahu kotak yg gede (gtau jnis apaan) πŸ˜…--1 batang daun bawang--Wortel suka2--1 btr telur--Sosis--Kobe tepung tempe--Garem, kaldu organik, lada-- Aduk /bejek2 tahu, masukin irisan daun bawang n wortel n putih telur. Masukin kobe, garem, kaldu, lada.--Bikin buletan, masukin sosis, celup merah telur, goreng..--Bikin buletan, masukin sosis, celup merah telur, goreng..--
Bola2 tahu isi sosis 1 buah tahu kotak yg gede (gtau jnis apaan) πŸ˜… 1 batang daun bawang Wortel suka2 1 btr telur Sosis Kobe tepung tempe Garem, kaldu organik, lada 1 buah tahu kotak yg gede (gtau jnis apaan) πŸ˜… 1 batang daun bawang Wortel suka2 1 btr telur Sosis Kobe tepung tempe Garem, kaldu organik, lada Aduk /bejek2 tahu, masukin irisan daun bawang n wortel n putih telur. Masukin kobe, garem, kaldu, lada. Bikin buletan, masukin sosis, celup merah telur, goreng.. Bikin buletan, masukin sosis, celup merah telur, goreng..
Sambel #Udang #Tempe #Pete by Miranda Udang--Tempe--Pete--Bawang merah--Bawang putih--Cabai Merah--Tomat--secukupnya Gula dan garam-- Blender cabai merah, bawang merah, bawang putih--Goreng tempe dan udang lalu tiriskan--Tumis cabai yg sudah di blend--Campurkan cabe dgn tempe dan udang jika sdh matang--Sajikan--
Sambel #Udang #Tempe #Pete by Miranda Udang Tempe Pete Bawang merah Bawang putih Cabai Merah Tomat secukupnya Gula dan garam Blender cabai merah, bawang merah, bawang putih Goreng tempe dan udang lalu tiriskan Tumis cabai yg sudah di blend Campurkan cabe dgn tempe dan udang jika sdh matang Sajikan
Perkedel Tahu 3-4 tahu putih--1 batang Daun bawang--4 sdm Tepung sajiku--1 butir telur--Bahan halus;--1 bawang putih--2 bawang merah--Secukupnya Merica--Secukupnya Garam--Secukupnya Penyedap rasa-- Haluskan tahu dan tambahkan semua bahan.--Bentuk sesuai selera. Kemudian balur ke adonan tepung sajiku dan goreng hingga matang.--
Perkedel Tahu 3-4 tahu putih 1 batang Daun bawang 4 sdm Tepung sajiku 1 butir telur Bahan halus; 1 bawang putih 2 bawang merah Secukupnya Merica Secukupnya Garam Secukupnya Penyedap rasa Haluskan tahu dan tambahkan semua bahan. Bentuk sesuai selera. Kemudian balur ke adonan tepung sajiku dan goreng hingga matang.
Tongseng Iga Kambing 600 gram iga kambing--5 lembar daun kool/kobis--1 buah tomat segar ukuran besar (potong2)--Bumbu yang di haluskan :--3 siung bawang putih--5 siung bawang merah--3 butir kemiri--1/2 sdt jintan--1 ruas jari jahe--1 ruas kunyit--Seujung sdt pala--1 sdt Ketumbar--Bahan yang dicampurkan :--1 buah sereh memarkan--2 lembar daun salam--3 lembar daun jeruk (sobek2)--30 ml santan kara--3 sdm kecap manis--1 sdt gula merah--secukupnya Garam--secukupnya Lada bubuk--1.5 liter air utk merebus daging--2 sdm Minyak goreng(menumis)-- Panaskan minyak goreng lalu masukkan bumbu yang dihaluskan dan bumbu lainnya kecuali kecap dan santan... Tumis sampai harum kemudian masukkan daging sampai berubah warna--Lalu masukkan air dan rebus daging bersama bumbu sampai benar2 empuk lalu masukkan kecap manis (rebus kurleb 70 menit)--Setelah dagingnya iga empuk dan air menyusut banyak... Tambahkan santan karanya... Aduk2 dan tes rasa ya bunda...😘--Kemudian masukkan daun kool/kobis sampai setengah layu n tomat potong.. Siap dihidangkan bersama nasi hangat...--Semoga bermanfaat n keluarga anda menyukainyaπŸ™πŸ™--NB : agar daging iga kambing cepat empuknya bungkus lebih dulu dengan daun pepaya lalu cuci dan siap di masak--
Tongseng Iga Kambing 600 gram iga kambing 5 lembar daun kool/kobis 1 buah tomat segar ukuran besar (potong2) Bumbu yang di haluskan : 3 siung bawang putih 5 siung bawang merah 3 butir kemiri 1/2 sdt jintan 1 ruas jari jahe 1 ruas kunyit Seujung sdt pala 1 sdt Ketumbar Bahan yang dicampurkan : 1 buah sereh memarkan 2 lembar daun salam 3 lembar daun jeruk (sobek2) 30 ml santan kara 3 sdm kecap manis 1 sdt gula merah secukupnya Garam secukupnya Lada bubuk 1.5 liter air utk merebus daging 2 sdm Minyak goreng(menumis) Panaskan minyak goreng lalu masukkan bumbu yang dihaluskan dan bumbu lainnya kecuali kecap dan santan... Tumis sampai harum kemudian masukkan daging sampai berubah warna Lalu masukkan air dan rebus daging bersama bumbu sampai benar2 empuk lalu masukkan kecap manis (rebus kurleb 70 menit) Setelah dagingnya iga empuk dan air menyusut banyak... Tambahkan santan karanya... Aduk2 dan tes rasa ya bunda...😘 Kemudian masukkan daun kool/kobis sampai setengah layu n tomat potong.. Siap dihidangkan bersama nasi hangat... Semoga bermanfaat n keluarga anda menyukainyaπŸ™πŸ™ NB : agar daging iga kambing cepat empuknya bungkus lebih dulu dengan daun pepaya lalu cuci dan siap di masak
Kambing TsengWa 1 kg daging kambing--daun bawang potong acak--daun seledri potong acak--2 lembar daun jeruk rajang tipis--bawang merah goreng--Bumbu Halus :--1 sdm merica--4 siung bawang putih--3 butir kemiri--1 ruas jahe--Bumbu pelengkap :--2 ruas lengkuas memarkan--1 batang sereh memarkan--5 buah cabai rawit merah potong-potong--1,5 gelas air santan--1 sdm gula jawa sisir--secukupnya garam--4 sdm kecap manis (selera)--penyedap rasa (boleh skip)-- Haluskan bumbu. Tumis dg sedikit minyak. Tambahkan bumbu pelengkap kecuali kecap, gula, dan santan. Aduk rata--Masukan daging, aduk rata. Tutup beberapa saat agar daging empuk dan bumbu meresap.--Tambahkan santan, gula, dan kecap manis. Aduk rata. Masak sampai kuah mengental. Tambahkan daun bawang dan daun seledri. Angkat--Sajikan dg bawang merah goreng--
Kambing TsengWa 1 kg daging kambing daun bawang potong acak daun seledri potong acak 2 lembar daun jeruk rajang tipis bawang merah goreng Bumbu Halus : 1 sdm merica 4 siung bawang putih 3 butir kemiri 1 ruas jahe Bumbu pelengkap : 2 ruas lengkuas memarkan 1 batang sereh memarkan 5 buah cabai rawit merah potong-potong 1,5 gelas air santan 1 sdm gula jawa sisir secukupnya garam 4 sdm kecap manis (selera) penyedap rasa (boleh skip) Haluskan bumbu. Tumis dg sedikit minyak. Tambahkan bumbu pelengkap kecuali kecap, gula, dan santan. Aduk rata Masukan daging, aduk rata. Tutup beberapa saat agar daging empuk dan bumbu meresap. Tambahkan santan, gula, dan kecap manis. Aduk rata. Masak sampai kuah mengental. Tambahkan daun bawang dan daun seledri. Angkat Sajikan dg bawang merah goreng
Tumis genjer udang 1 ikat genjer dipotong 2cm, dicuci bersih, diperas--10 ekor udang ukuran sedang, kupas--3 siung bawang putih diiris--5 siung bawang merah diiris--2 lembar daun salam--1 cm lengkuas (digeprak)--5 cabe rawit merah diiris miring--1 sdt penuh gula putih--1 cm jahe (digeprak)--1 sdt peres garam--2 sdm minyak goreng--Micin (bila suka)-- Panaskan minyak masukkan bumbu-bumbu, tumis hingga harum, masukkan udang lalu tumis--Tumis udang selama 2 menit, masukkan sayuran, aduk-aduk. Tutup selama 1 menit. Setelah itu masukkan garam, gula, micin, aduk-aduk sampai sayur lembek sedang (jangan lama-lama menumis sayurnya).--
Tumis genjer udang 1 ikat genjer dipotong 2cm, dicuci bersih, diperas 10 ekor udang ukuran sedang, kupas 3 siung bawang putih diiris 5 siung bawang merah diiris 2 lembar daun salam 1 cm lengkuas (digeprak) 5 cabe rawit merah diiris miring 1 sdt penuh gula putih 1 cm jahe (digeprak) 1 sdt peres garam 2 sdm minyak goreng Micin (bila suka) Panaskan minyak masukkan bumbu-bumbu, tumis hingga harum, masukkan udang lalu tumis Tumis udang selama 2 menit, masukkan sayuran, aduk-aduk. Tutup selama 1 menit. Setelah itu masukkan garam, gula, micin, aduk-aduk sampai sayur lembek sedang (jangan lama-lama menumis sayurnya).
Tumis Bok Choy Dg Sosis Ikan Tuna 500 grm Bok Choy Siangi n Cuci Bersih--Sosis Ikan Tuna Potong2/Sesuai Selera--Buat Bumbunya :--1 Bawang Bombay, Kupas n Cuci Bersih, Parut Dg Parutan Keju--5 Siung Bawang Putih, Kupas n Cuci Bersih, Parut Dg Parutan Keju--2 Sdm Saus Tiram--secukupnya Garam Halus--secukupnya Gula Pasir--secukupnya Air--2 Sdm Minyak Goreng Buat Menumis-- Panaskan Penggorengan, Setelah Penggorengan Panas,Kasih Minyak Goreng, Setelah Minyak Goreng Panas,Tumis Bawang Bombay n Bawang Putih Juga Sosisx,Setelah BerAroma Harum, Masukkan Batang Dari Bok Choy Air Secukupx, Setelah Batang Mulai Empuk/Tidak Mengeras Tambahkan Daun Bok Choy n Saus Tiram, Setelah Mendidih n Daun Mulai Layu, Tambahkan Garam n Gula Pasir Secukupx,,, Koreksi Rasa,,, Setelah Matang, Matikan Kompor...--Aromax Ikan Tuna BGT--Karena Sosis Ikan Tunax Sebelum Dimasak Sudah Besar, Jadi Pas Dimasak Tambah Besar----
Tumis Bok Choy Dg Sosis Ikan Tuna 500 grm Bok Choy Siangi n Cuci Bersih Sosis Ikan Tuna Potong2/Sesuai Selera Buat Bumbunya : 1 Bawang Bombay, Kupas n Cuci Bersih, Parut Dg Parutan Keju 5 Siung Bawang Putih, Kupas n Cuci Bersih, Parut Dg Parutan Keju 2 Sdm Saus Tiram secukupnya Garam Halus secukupnya Gula Pasir secukupnya Air 2 Sdm Minyak Goreng Buat Menumis Panaskan Penggorengan, Setelah Penggorengan Panas,Kasih Minyak Goreng, Setelah Minyak Goreng Panas,Tumis Bawang Bombay n Bawang Putih Juga Sosisx,Setelah BerAroma Harum, Masukkan Batang Dari Bok Choy Air Secukupx, Setelah Batang Mulai Empuk/Tidak Mengeras Tambahkan Daun Bok Choy n Saus Tiram, Setelah Mendidih n Daun Mulai Layu, Tambahkan Garam n Gula Pasir Secukupx,,, Koreksi Rasa,,, Setelah Matang, Matikan Kompor... Aromax Ikan Tuna BGT Karena Sosis Ikan Tunax Sebelum Dimasak Sudah Besar, Jadi Pas Dimasak Tambah Besar
Soup Iga Sapi 500 gram Iga sapi--2 bh kentang--2 bh wortel--1 bh tomat--1 batang daun bawang--2 batang daun seledri--6 bh bawang merah--4 bh bawang putih--1 bh kayu manis--2 bh kapulaga--1/2 bh pala--1 bh bunga lawang--1 bh kemiri--15 butir merica--4 gelas air putih--Secukupnya garam-- Bersihkan Iga sapi lalu rebus iga sekitar 20 mnt setelah itu buang air rebusan pertama,ganti air dan rebus lg sampai mateng lalu buang airnya & tiriskan--Bumbu yang di ulek bawang merah,bawang putih,merica,kemiri,pala--Untuk wortel & kentang dipotong2. Dan daun bawang,seledri & tomat di iris saja--Masukkan 4 gelas air ke dlm panci lalu rebus kentang & wortel masukkan bumbu yg sdh di ulek & kapulaga,bunga lawang,kayu manis,garam setelah itu masukkan iga,tomat,daun bawang &seledri biar kan sampai mateng--Koreksi rasa & siap disajikan--
Soup Iga Sapi 500 gram Iga sapi 2 bh kentang 2 bh wortel 1 bh tomat 1 batang daun bawang 2 batang daun seledri 6 bh bawang merah 4 bh bawang putih 1 bh kayu manis 2 bh kapulaga 1/2 bh pala 1 bh bunga lawang 1 bh kemiri 15 butir merica 4 gelas air putih Secukupnya garam Bersihkan Iga sapi lalu rebus iga sekitar 20 mnt setelah itu buang air rebusan pertama,ganti air dan rebus lg sampai mateng lalu buang airnya & tiriskan Bumbu yang di ulek bawang merah,bawang putih,merica,kemiri,pala Untuk wortel & kentang dipotong2. Dan daun bawang,seledri & tomat di iris saja Masukkan 4 gelas air ke dlm panci lalu rebus kentang & wortel masukkan bumbu yg sdh di ulek & kapulaga,bunga lawang,kayu manis,garam setelah itu masukkan iga,tomat,daun bawang &seledri biar kan sampai mateng Koreksi rasa & siap disajikan
Hati Sapi Teriyaki ala ArKitchen 150 gr Hati sapi--1 buah Bawang bombay--3 batang Daun bawang--2 sdm Saus teriyaki--1 sdm Saus pedas--1 sdm Saus tomat--1 sdt Kecap--1 cm Jahe (parut)--2 cm Jahe (geprek)--1 siung Bawang putih--Secukupnya Kaldu sapi bubuk--Sepucuk sdt Garam--1 sdt Gula pasir-- Cuci bersih ati sapi lalu rebus dengan jahe geprek, tiriskan lalu potong2 sesuai selera--Blender bawang putih, jahe parut, saus pedas, saus tomat, kemudian tumis--Masukkan ati sapi, aduk rata--Masukkan saus teriyaki, kecap, gulgar, dan kaldu bubuk, siram dengan sedikit air, masukkan bawang bombay aduk rata hingga bawang sedikit layu--Matikan api lalu masukkan irisan daun bawang, aduk sebentar lalu sajikan--
Hati Sapi Teriyaki ala ArKitchen 150 gr Hati sapi 1 buah Bawang bombay 3 batang Daun bawang 2 sdm Saus teriyaki 1 sdm Saus pedas 1 sdm Saus tomat 1 sdt Kecap 1 cm Jahe (parut) 2 cm Jahe (geprek) 1 siung Bawang putih Secukupnya Kaldu sapi bubuk Sepucuk sdt Garam 1 sdt Gula pasir Cuci bersih ati sapi lalu rebus dengan jahe geprek, tiriskan lalu potong2 sesuai selera Blender bawang putih, jahe parut, saus pedas, saus tomat, kemudian tumis Masukkan ati sapi, aduk rata Masukkan saus teriyaki, kecap, gulgar, dan kaldu bubuk, siram dengan sedikit air, masukkan bawang bombay aduk rata hingga bawang sedikit layu Matikan api lalu masukkan irisan daun bawang, aduk sebentar lalu sajikan
Seblak tulang ayam 1/2 kg tulang ayam--3 bawang putih, uleg--12 cabe rawit merah--2 telor ayam--Royco ayam--Gula putih--Air-- Rebus tulang sampai matang--Tumis bawang putih dan cabe, masukan air kemudian telor, gula putih dan royco sambil diaduk terus--Masukan tulang, aduk tunggu sebentar koreksi rasa kemudian sajikan..--
Seblak tulang ayam 1/2 kg tulang ayam 3 bawang putih, uleg 12 cabe rawit merah 2 telor ayam Royco ayam Gula putih Air Rebus tulang sampai matang Tumis bawang putih dan cabe, masukan air kemudian telor, gula putih dan royco sambil diaduk terus Masukan tulang, aduk tunggu sebentar koreksi rasa kemudian sajikan..
Botok Udang Tempe 250 gr udang--200 gr tempe--200 gr kelapa parut (yg muda)--Daun melinjo potong kasar *secukupnya--2 butir telur--Bumbu Halus :--12 butir bawang merah--9 butir bawang putih--5 buah cabe merah keriting--15 buah cabe rawit (campur hijau dan orange) / sesuai selera ya--Seruas kencur--Terasi 1/2 bks (sy pakai ABC)--Gula merah--Garam, royko sapi--Secukupnya daun pisang dan plastik tahan panas untuk lapisan--Tusuk gigi bersih/lidi yg di runcingkan-- Bersihkan udang, buang semua kepala dan kulit, cuci lalu cincang kasar/biarkan utuh (sesuai selera ya)--Panaskan kukusan lalu kukus kelapa dan tempe 5 menit..sisihkan--Haluskan bumbu termasuk gula merah,terasi,royko,garam lalu campur dg udang, tempe, daun melinjo, telur..koreksi rasa--Penyelesaian : ambil selembar daun pisang beri plastik lalu daun pisang lg (sy terbiasa bgni tiap buat menu yg memakai daun pisang, tujuannya agar tdk bocor) lalu beri isian 1-2 sdm, sematkan dg tusuk gigi bersih/lidi yg di runcingkan..lakukan sampai isian habis kemudian kukus 40 menitan--Selamat mencoba 😊--
Botok Udang Tempe 250 gr udang 200 gr tempe 200 gr kelapa parut (yg muda) Daun melinjo potong kasar *secukupnya 2 butir telur Bumbu Halus : 12 butir bawang merah 9 butir bawang putih 5 buah cabe merah keriting 15 buah cabe rawit (campur hijau dan orange) / sesuai selera ya Seruas kencur Terasi 1/2 bks (sy pakai ABC) Gula merah Garam, royko sapi Secukupnya daun pisang dan plastik tahan panas untuk lapisan Tusuk gigi bersih/lidi yg di runcingkan Bersihkan udang, buang semua kepala dan kulit, cuci lalu cincang kasar/biarkan utuh (sesuai selera ya) Panaskan kukusan lalu kukus kelapa dan tempe 5 menit..sisihkan Haluskan bumbu termasuk gula merah,terasi,royko,garam lalu campur dg udang, tempe, daun melinjo, telur..koreksi rasa Penyelesaian : ambil selembar daun pisang beri plastik lalu daun pisang lg (sy terbiasa bgni tiap buat menu yg memakai daun pisang, tujuannya agar tdk bocor) lalu beri isian 1-2 sdm, sematkan dg tusuk gigi bersih/lidi yg di runcingkan..lakukan sampai isian habis kemudian kukus 40 menitan Selamat mencoba 😊
Asam manis Udang tahu 1/2 kg udang--1 tahu cina--1/2 bawang bombay besar--2 baput--4 cabe kriting--1/2 tomat besar--2 sendok saus tiram--4 sachet saus sambal--Gula sckupnya--Garam scukupnya--Air-- Bersihkan udang,--Potong dadu tahu dan goreng hingga kekuningan--Iris2 bumbu diatas tadi--Tumis baput dan babom hingga harum,masukan cabe, tomat, saus tiram,saus sambal,air,gula,garam--Jika sudah pas rasanya,masukkan udang dan tahu tadi--Tunggu hingga air surut atau sesuai selera 😊--
Asam manis Udang tahu 1/2 kg udang 1 tahu cina 1/2 bawang bombay besar 2 baput 4 cabe kriting 1/2 tomat besar 2 sendok saus tiram 4 sachet saus sambal Gula sckupnya Garam scukupnya Air Bersihkan udang, Potong dadu tahu dan goreng hingga kekuningan Iris2 bumbu diatas tadi Tumis baput dan babom hingga harum,masukan cabe, tomat, saus tiram,saus sambal,air,gula,garam Jika sudah pas rasanya,masukkan udang dan tahu tadi Tunggu hingga air surut atau sesuai selera 😊
Sayur Tempe&Tahu Cabe Ijo 1 papan tempe potong selera--5 buah tahu putih uk sedang, potong selera--1 papan petai (boleh tidak)--7 buah cabe hijau (iris serong)--20 buah cabe rawit merah (iris serong)--2 lbr daun salam--2 lbr daun jeruk--1 btg serai, geprek--3 cm lengkuas, geprek--1 buah tomat potong 4--Bumbu yg dihaluskan :--8 bh bawang merah--6 bh bawang putih--1 sdm ketumbar--3 bh kemiri--1 cm kunyit--Bahan tambahan :--1 bks santan kara 65 ml--500 ml air--Secukupnya garam, gula dan penyedap-- Iris tahu dan goreng sebentar agar tak hancur. Iris tempe dan rebus sebentar--Panaskan minyak dalam wajan. Tumis bumbu halus bersama daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas dan tomat hingga harum.--Setelah bumbu harum, masukkan santan dan air, garam dan gula secukupnya. Tunggu hingga santan mendidih sambil sesekali diaduk agar santan tak pecah.--Setelah mendidih, masukkan tempe, tahu dan petai. Biarkan sebentar. Test rasa.--Masukkan cabe hijau dan cabe rawit. Jika suka tidak terlalu kental boleh ditambah air. Tunggu hingga matang. Angkat dan sajikan--And happy cooking moms--
Sayur Tempe&Tahu Cabe Ijo 1 papan tempe potong selera 5 buah tahu putih uk sedang, potong selera 1 papan petai (boleh tidak) 7 buah cabe hijau (iris serong) 20 buah cabe rawit merah (iris serong) 2 lbr daun salam 2 lbr daun jeruk 1 btg serai, geprek 3 cm lengkuas, geprek 1 buah tomat potong 4 Bumbu yg dihaluskan : 8 bh bawang merah 6 bh bawang putih 1 sdm ketumbar 3 bh kemiri 1 cm kunyit Bahan tambahan : 1 bks santan kara 65 ml 500 ml air Secukupnya garam, gula dan penyedap Iris tahu dan goreng sebentar agar tak hancur. Iris tempe dan rebus sebentar Panaskan minyak dalam wajan. Tumis bumbu halus bersama daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas dan tomat hingga harum. Setelah bumbu harum, masukkan santan dan air, garam dan gula secukupnya. Tunggu hingga santan mendidih sambil sesekali diaduk agar santan tak pecah. Setelah mendidih, masukkan tempe, tahu dan petai. Biarkan sebentar. Test rasa. Masukkan cabe hijau dan cabe rawit. Jika suka tidak terlalu kental boleh ditambah air. Tunggu hingga matang. Angkat dan sajikan And happy cooking moms
Telur dadar perancis 1 btr telur--1/4 sdt HS--secukupnya butter--secukupnya kecap tropicana--sambal keto-- Campur telur dan HS, kocok dgn mixer dgn kecepatan penuh, sampai mengembang--Panaskan teflon dan tuang kocokan telur--Tunggu agak matang sdikit, tuangkan butter di pinggir telur yg di teflon sambil mengangkat pinggiran telur--Biarkan meresap masuk ketengah, ulangi dibeberapa pinggiran yg lain sampai warna bawah telur kecoklatan--Angkat dan hidangkan dgn Tropicana dan saos keto--
Telur dadar perancis 1 btr telur 1/4 sdt HS secukupnya butter secukupnya kecap tropicana sambal keto Campur telur dan HS, kocok dgn mixer dgn kecepatan penuh, sampai mengembang Panaskan teflon dan tuang kocokan telur Tunggu agak matang sdikit, tuangkan butter di pinggir telur yg di teflon sambil mengangkat pinggiran telur Biarkan meresap masuk ketengah, ulangi dibeberapa pinggiran yg lain sampai warna bawah telur kecoklatan Angkat dan hidangkan dgn Tropicana dan saos keto
Cilung papeda telor 100 gr tapioka--1 sendok munjung terigu--1/2 bks royco--300 ml air--1 butir telur kocok lepas--Isian: boncabe/serundeng kering/abon-- Campur semua bahan kecuali telur dan isian aduk rata hingga jadi adonan encer--Panaskan teflon oles dengan mentega tipis2--Masukkan sesendok makan telur lalu timpa dengan 1sendok sayur adonan aci goyang2kan teflon hingga adonan rata--Taburi isian (boncabe/serundeng/abon) sesuai selera--Setelah matang gulung dengan tusuk sate dari ujung kiri atas. Tusuk satenya yg agak besar ya biar mudah gulungnya--Ulangi hingga adonan habis...--
Cilung papeda telor 100 gr tapioka 1 sendok munjung terigu 1/2 bks royco 300 ml air 1 butir telur kocok lepas Isian: boncabe/serundeng kering/abon Campur semua bahan kecuali telur dan isian aduk rata hingga jadi adonan encer Panaskan teflon oles dengan mentega tipis2 Masukkan sesendok makan telur lalu timpa dengan 1sendok sayur adonan aci goyang2kan teflon hingga adonan rata Taburi isian (boncabe/serundeng/abon) sesuai selera Setelah matang gulung dengan tusuk sate dari ujung kiri atas. Tusuk satenya yg agak besar ya biar mudah gulungnya Ulangi hingga adonan habis...
Sate Kambing Juicy 500 gram Daging Kambing--200 ml Kecap manis--3 sdm Blue Band--2 sdt lada halus--2 sdt ketumbar halus--5 buah Cabe Rawit--5 Siung Bawang Merah--1 Buah Tomat-- Daging kambing jangan tersentuh air sama sekali. Iris dadu 1,5 x 1,5cm.--Campurkan lada, ketumbar, cabe rawit yg diiris tipis, blueband dan kecap 200ml. Aduk rata.--Balurkan daging dengan bumbu kecap tadi. Biarkan 10 menit lalu tusuk dengan tusuk sate. 1 tangkai isi 5.--Buat bumbu colekan: Iris bawang merah tipis, tomat iris dadu kecil, lalu tambahkan kecap manis secukupnya.--Letakkan daging diatas panggangan yg sdh disiapkan hangat arangnya. Lalu panggang sampai daging matang tapi jangan sampai gosong. Nikmati selagi hangat.--
Sate Kambing Juicy 500 gram Daging Kambing 200 ml Kecap manis 3 sdm Blue Band 2 sdt lada halus 2 sdt ketumbar halus 5 buah Cabe Rawit 5 Siung Bawang Merah 1 Buah Tomat Daging kambing jangan tersentuh air sama sekali. Iris dadu 1,5 x 1,5cm. Campurkan lada, ketumbar, cabe rawit yg diiris tipis, blueband dan kecap 200ml. Aduk rata. Balurkan daging dengan bumbu kecap tadi. Biarkan 10 menit lalu tusuk dengan tusuk sate. 1 tangkai isi 5. Buat bumbu colekan: Iris bawang merah tipis, tomat iris dadu kecil, lalu tambahkan kecap manis secukupnya. Letakkan daging diatas panggangan yg sdh disiapkan hangat arangnya. Lalu panggang sampai daging matang tapi jangan sampai gosong. Nikmati selagi hangat.
Asem-asem daging kacang panjang 1/2 kg daging sapi/kambing,, potong dadu--Kacang panjang/buncis--3 buah Tomat hijau potong-potong--Air asam jawa--Gula merah--secukupnya Kecap manis--Daun salam--Sereh, di geprek--Lengkuas, di geprek--secukupnya Garam--secukupnya Penyedap rasa--600 ml Air untuk merebus--Bahan iris :--6 siung bawang merah--3 siung bawang putih--4 buah cabe keriting merah--6 buah cabe rawit merah-- Tumis bumbu iris sampai harum dan layu,,, lalu masukan daun salam, lengkuas dan sereh,, tumis hingga harum--Lalu masukan irisan daging tumis bersama bumbu hingga daging berubah warna--Setelah daging berubah warna masukkan air bersama kecap manis,, air asam jawa,, gula merah,, garam,, penyedap rasa--Rebus hingga daging empuk,, jgn lupa koreksi rasa--Setelah rasa sudah sesuai dan daging benar-benar empuk,, masukan kacang panjang/buncis dan tomat hijau,, masak kembali hingga matang--Setelah matang,, angkat dan siap di sajikan--
Asem-asem daging kacang panjang 1/2 kg daging sapi/kambing,, potong dadu Kacang panjang/buncis 3 buah Tomat hijau potong-potong Air asam jawa Gula merah secukupnya Kecap manis Daun salam Sereh, di geprek Lengkuas, di geprek secukupnya Garam secukupnya Penyedap rasa 600 ml Air untuk merebus Bahan iris : 6 siung bawang merah 3 siung bawang putih 4 buah cabe keriting merah 6 buah cabe rawit merah Tumis bumbu iris sampai harum dan layu,,, lalu masukan daun salam, lengkuas dan sereh,, tumis hingga harum Lalu masukan irisan daging tumis bersama bumbu hingga daging berubah warna Setelah daging berubah warna masukkan air bersama kecap manis,, air asam jawa,, gula merah,, garam,, penyedap rasa Rebus hingga daging empuk,, jgn lupa koreksi rasa Setelah rasa sudah sesuai dan daging benar-benar empuk,, masukan kacang panjang/buncis dan tomat hijau,, masak kembali hingga matang Setelah matang,, angkat dan siap di sajikan
Udang Goreng Tepung Mayonaise 300 gr udang (buang kepalanya)--Jeruk nipis--Tepung bumbu Kobe--Sedikit garam--Bahan saos:--Mayonaise 2 sachet @30 ml (saya pakai mayumi)--1-2 sdm saos sambal/tomat--1 sdm susu kental manis-- Cuci bersih udang, tambahkan jeruk nipis supaya tidak amis dan sedikit garam (agar rasa udang sedikit gurih). Sisihkan.--Tuang tepung bumbu secukupnya dalam wadah beri sedikit air hingga tekstur kental. Dalam wadah lain tuang tepung bumbu yang kering (saya campur dengan 2 sdm tepung beras agar gorengan lebih kriuk).--Masukkan udang kedalam adonan cair tepung kemudian pindahkan ke dalam tepung kering. Tepuk2 ringan supaya tepung menempel. Lalu goreng dalam wajan berisi minyak panas sampai kecoklatan.--Saos Mayonaise --> campur semua bahan saos aduk rata. Koreksi rasa.--Sajikan udang goreng tepung dengan saos mayonaise (bisa dicocol atau disiram diatas udang).--Selamat menikmati ☺--
Udang Goreng Tepung Mayonaise 300 gr udang (buang kepalanya) Jeruk nipis Tepung bumbu Kobe Sedikit garam Bahan saos: Mayonaise 2 sachet @30 ml (saya pakai mayumi) 1-2 sdm saos sambal/tomat 1 sdm susu kental manis Cuci bersih udang, tambahkan jeruk nipis supaya tidak amis dan sedikit garam (agar rasa udang sedikit gurih). Sisihkan. Tuang tepung bumbu secukupnya dalam wadah beri sedikit air hingga tekstur kental. Dalam wadah lain tuang tepung bumbu yang kering (saya campur dengan 2 sdm tepung beras agar gorengan lebih kriuk). Masukkan udang kedalam adonan cair tepung kemudian pindahkan ke dalam tepung kering. Tepuk2 ringan supaya tepung menempel. Lalu goreng dalam wajan berisi minyak panas sampai kecoklatan. Saos Mayonaise > campur semua bahan saos aduk rata. Koreksi rasa. Sajikan udang goreng tepung dengan saos mayonaise (bisa dicocol atau disiram diatas udang). Selamat menikmati ☺
Nas gor bing (nasi goreng kambing) nasi putih pulen--daging kambing yg sudah direbus--3 siung bawang merah--3 siung bawang putih--1 sendok makan kecap--garam secukup nya--penyedap rasa--2 sdm. minyak goreng untuk menumis-- Haluskan bumbu duo bawang--Panaskan minyak goreng, masukkan bumbu. Tumis sampai harum. Tambahkan daging kambing yg sudah direbus empuk.--Beri garam dan penyedap rasa secukup nya. Setelah itu masukkan sepiring nasi. Aduk2 hingga bumbu tercampur, tambahkan kecap manis. Masak sampai permukaan nasi terlihat agak gosong agar tercium aroma nasi goreng. Sajikan dengan kerupuk bintang kesukaan ku. Yummy dan lezat.--
Nas gor bing (nasi goreng kambing) nasi putih pulen daging kambing yg sudah direbus 3 siung bawang merah 3 siung bawang putih 1 sendok makan kecap garam secukup nya penyedap rasa 2 sdm. minyak goreng untuk menumis Haluskan bumbu duo bawang Panaskan minyak goreng, masukkan bumbu. Tumis sampai harum. Tambahkan daging kambing yg sudah direbus empuk. Beri garam dan penyedap rasa secukup nya. Setelah itu masukkan sepiring nasi. Aduk2 hingga bumbu tercampur, tambahkan kecap manis. Masak sampai permukaan nasi terlihat agak gosong agar tercium aroma nasi goreng. Sajikan dengan kerupuk bintang kesukaan ku. Yummy dan lezat.
Cah Brokoli dan Daging Sapi 3 bonggol kecil brokoli--200 gram daging sapi, potong panjang tipis--3 siung bawang putih--secukupnya Garam--secukupnya Merica--Penyedap rasa bila suka secukupnya--5 sdm saus tiram--1 sdm tepung maizena--secukupnya Air--Minyak untuk menggoreng-- Rendam daging dengan saus tiram dan maizena, aduk rata, diamkan selama kurang lebih 3 jam dalam kulkas. Panaskan minyak, setelah panas masukan daging. Aduk-aduk sampai dagingnya matang dan tidak ada lagi bagian daging yang merah.--Setelah harum masukan bawang putih lalu aduk-aduk sampai harum. Baru masukan air.--Didihkan, lalu masukan bumbu-bumbu, tes rasa. Lalu masukan brokoli.--Aduk-aduk sampai rata. Sebentar saja sampai brokolinya matang.--Angkat, sajikan.--TIPS: Agar warna brokoli hijau dan cantik, blanch atau rebus sebentar selama 1 menit didalam air panas. Lalu angkat. Warnanya saat dimasak akan jadi hijau cantik. Untuk menghindari ulat, sesaat setelah brokoli dipotong rendam sebentar dalam air garam--Saya juga disini masak brokoli dengan bonggolnya. Caranya buang tangkai-tangkainya, lalu kupas bagian luarnya yang agak keras, lalu potong sesuai selera.--Semoga bermanfaat 😊😊--
Cah Brokoli dan Daging Sapi 3 bonggol kecil brokoli 200 gram daging sapi, potong panjang tipis 3 siung bawang putih secukupnya Garam secukupnya Merica Penyedap rasa bila suka secukupnya 5 sdm saus tiram 1 sdm tepung maizena secukupnya Air Minyak untuk menggoreng Rendam daging dengan saus tiram dan maizena, aduk rata, diamkan selama kurang lebih 3 jam dalam kulkas. Panaskan minyak, setelah panas masukan daging. Aduk-aduk sampai dagingnya matang dan tidak ada lagi bagian daging yang merah. Setelah harum masukan bawang putih lalu aduk-aduk sampai harum. Baru masukan air. Didihkan, lalu masukan bumbu-bumbu, tes rasa. Lalu masukan brokoli. Aduk-aduk sampai rata. Sebentar saja sampai brokolinya matang. Angkat, sajikan. TIPS: Agar warna brokoli hijau dan cantik, blanch atau rebus sebentar selama 1 menit didalam air panas. Lalu angkat. Warnanya saat dimasak akan jadi hijau cantik. Untuk menghindari ulat, sesaat setelah brokoli dipotong rendam sebentar dalam air garam Saya juga disini masak brokoli dengan bonggolnya. Caranya buang tangkai-tangkainya, lalu kupas bagian luarnya yang agak keras, lalu potong sesuai selera. Semoga bermanfaat 😊😊