{"id": "496955121539262633-33", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Douwes Dekker", "passage_text": "Ernest Douwes Dekker wafat dini hari tanggal 28 Agustus 1950 (tertulis di batu nisannya; 29 Agustus 1950 versi van der Veur, 2006) dan dimakamkan di TMP Cikutra, Bandung.", "question_text": "dimanakah Dr. Ernest François Eugène Douwes Dekker meninggal?", "answers": [{"text": "28 Agustus 1950", "start_byte": 45, "limit_byte": 60}]} {"id": "-6515196497017052077-5", "language": "indonesian", "document_title": "Balai Kota Seoul", "passage_text": "Pada tanggal 18 Februari 2008, desain Yoo Kerl dari iArc terpilih dalam kompetisi desain Pemerintah Metropolitan Seoul.[6] Bagian atas depan bangunan baru ini dirancang untuk menonjol dalam bentuk lengkung. Perancang Yoo merangkul tiga kata kunci yakni \"tradisi, warga negara, dan masa depan\" dalam rancangannya, yang mencerminkan elemen horisontal dari arsitektur tradisional tingkat rendah Korea dan penafsiran ulang dari nuansa mendalam dan lekukan atap atap.[7]", "question_text": "Siapa arsitek Balai Kota Seoul?", "answers": [{"text": "Yoo Kerl", "start_byte": 38, "limit_byte": 46}]} {"id": "-6681782391154035358-9", "language": "indonesian", "document_title": "Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Sebagai tindak lanjut Atlantic Charter tersebut, pada tanggal 25 April 1945, Konferensi PBB tentang Organisasi Internasional diadakan di San Francisco, dengan dihadiri oleh 50 pemerintah negara, dan sejumlah organisasi non-pemerintah yang terlibat dalam penyusunan Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa (Declaration of the United Nations). PBB resmi dibentuk pada 24 Oktober 1945 atas ratifikasi Piagam oleh lima anggota tetap Dewan Keamanan -Perancis, Republik Tiongkok, Uni Soviet, Inggris dan Amerika Serikat- dan mayoritas dari 46 negara anggota lainnya.", "question_text": "Kapan PBB mulai terbentuk ?", "answers": [{"text": "24 Oktober 1945", "start_byte": 360, "limit_byte": 375}]} {"id": "113416625087693118-15", "language": "indonesian", "document_title": "James Hepburn", "passage_text": "Dia dipenjarakan di Puri Dragsholm, 75 kilometer Kopenhagen. Dia ditahan dalam apa yang dikatakan sebagai kondisi yang mengerikan. Dia meninggal pada bulan April 1578.[8][10]", "question_text": "Dimana James Hepburn meninggal?", "answers": [{"text": "Puri Dragsholm", "start_byte": 20, "limit_byte": 34}]} {"id": "7410193178422667195-3", "language": "indonesian", "document_title": "Jamie Vardy", "passage_text": "Lahir di Sheffield, South Yorkshire, Vardy memulai kariernya di tim muda Stocksbridge Park Steels pada umur 16 tahun setelah dilepas Sheffield Wednesday. Ia masuk ke tim reserve dan tim utama dibawah arahan Gary Marrow tahun 2007, menerima £30 perminggu di klub. Setelah performa menakjubkannya, beberapa tim dari Football League tertarik dan tahun 2009 ia menghabiskan seminggu melakukan trial dengan Crewe Alexandra. Transfer itu tidak terjadi dan ia lalu menolak kontrak jangka pendek dengan Rotherham United.", "question_text": "Dimana Jamie Richard Vardy lahir?", "answers": [{"text": "Sheffield, South Yorkshire", "start_byte": 9, "limit_byte": 35}]} {"id": "7176612552296612393-4", "language": "indonesian", "document_title": "John F. Kennedy", "passage_text": "John Fitzgerald Kennedy lahir di 83 Beals Street, Brookline, Massachusetts, pada tanggal 29 Mei 1917[10] dari pasangan pebisnis/politikus Joseph Patrick \"Joe\" Kennedy, Sr. (1888–1969) dan filantropis Rose Elizabeth Fitzgerald (1890–1995). Joe adalah putra sulung pebisnis/politikus Patrick Joseph \"P. J.\" Kennedy (1858–1929) dan Mary Augusta Hickey (1857–1923). Rose adalah putri sulung Wali Kota Boston John Francis \"Honey Fitz\" Fitzgerald (1863–1950) dan Mary Josephine \"Josie\" Hannon (1865–1964). Keempat kakek-neneknya adalah anak-anak imigran Irlandia.[1]", "question_text": "siapakah orang tua John Fitzgerald Kennedy?", "answers": [{"text": "Joseph Patrick \"Joe\" Kennedy, Sr. (1888–1969) dan filantropis Rose Elizabeth Fitzgerald", "start_byte": 138, "limit_byte": 227}]} {"id": "-2080592917303975400-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing pasir", "passage_text": "Kucing pasir (Felis margarita), juga dikenal sebagai kucing gundukan pasir, adalah sejenis kucing yang tergolong famili Felidae yang hanya ditemukan terutama di padang pasir sejati, dan memiliki penyaluran yang luas tetapi rupanya terpisah melalui padang pasir Afrika utara dan barat daya dan Asia Tengah. Sejak tahun 2002 ini kucing kecil telah terdaftar sebagai Hampir terancam oleh IUCN karena keprihatinan atas ukuran populasi potensial rendah dan penurunan. Pada tahun 2016, IUCN menurunkan status dari kucing pasir menjadi Risiko Rendah.[2]", "question_text": "Apakah nama ilmiah Kucing pasir?", "answers": [{"text": "Felis margarita", "start_byte": 14, "limit_byte": 29}]} {"id": "7945547514620524495-54", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Probolinggo", "passage_text": "Sebagai salah satu kabupaten. Probolinggo tentunya memiliki makanan khas seperti Nasi glepungan, Sirup pokak, keripik kentang, dan laini lain.", "question_text": "Apa makanan khas dari probolinggo ?", "answers": [{"text": "Nasi glepungan, Sirup pokak, keripik kentang", "start_byte": 81, "limit_byte": 125}]} {"id": "3478004784353430962-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "Siapa yang menciptakan komputer ?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-4640601255789745586-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pokémon (permainan video)", "passage_text": "Serial permainan video Pokémon merupakan sebuah serial permainan video yang dibuat dan dikembangkan oleh Game Freak dan Creatures Inc. dan kemudian diterbitkan oleh Nintendo. Pertama dirilis tahun 1996 untuk kawasan Jepang, dan baru dirilis secara internasional pada 1998. Dalam setiap seri video game Pokémon, biasanya dirilis secara berpasangan, dengan perbedaan minor pada setiap judul game tersebut. Nintendo mengklaim bahwa mereka telah mampu menjual lebih dari 175 juta kopi permainan video Pokémon sampai pertengahan 2008 lalu.", "question_text": "Siapa yang mengembangkan video game Pokémon pertama kali ?", "answers": [{"text": "Game Freak dan Creatures Inc", "start_byte": 106, "limit_byte": 134}]} {"id": "-2782118151505086628-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Flores", "passage_text": "Flores termasuk dalam gugusan Kepulauan Sunda Kecil bersama Bali dan NTB, dengan luas wilayah sekitar 14.300 km². Penduduk di Flores, pada tahun 2007, mencapai 1,6 juta jiwa. Puncak tertinggi adalah Gunung Ranaka (2350m) yang merupakan gunung tertinggi kedua di Nusa Tenggara Timur, sesudah Gunung Mutis, 2427m di Timor Barat.", "question_text": "berapakah luas pulau Flores?", "answers": [{"text": "14.300 km²", "start_byte": 102, "limit_byte": 113}]} {"id": "5300122436693153422-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nSelain berisi cerita kepahlawanan (wiracarita), Mahabharata juga mengandung nilai-nilai Hindu, mitologi dan berbagai petunjuk lainnya. Oleh sebab itu kisah Mahabharata ini dianggap suci, teristimewa oleh pemeluk agama Hindu. Kisah yang semula ditulis dalam bahasa Sanskerta ini kemudian disalin dalam berbagai bahasa, terutama mengikuti perkembangan peradaban Hindu pada masa lampau di Asia, termasuk di Asia Tenggara.", "question_text": "Apa kepercyaan dalam karya Mahabharata?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 219, "limit_byte": 224}]} {"id": "1210894301598840070-19", "language": "indonesian", "document_title": "Karakter-karakter dan Faksi dalam seri Black Ops", "passage_text": "Tian Zhao muda - (Byron Mann) Protagonis keempat dalam misi \"Old Wounds\". Ditugaskan oleh Tiongkok untuk membantu CIA dan Mujahidin, menyadari bahwa negaranya adalah target Soviet selanjutnya jika menang di Afghanistan. Ia dan 3 agen CIA berhasil membantu Mujahidin menumpas serangan Soviet, tetapi juga ikut dikhianati dan dibuang ke padang pasir oleh Mujahidin. Mereka berempat diselamatkan oleh seseorang, dan selama bertahun-tahun kemudian, ia berhasil menduduki posisi tinggi di Tiongkok sebagai pemimpin SDC.\nJenderal Jonas Savimbi - (Robert Wisdom) Pemimpin dari UNITA dan sekutu dari CIA. Ia memimpin sendiri pasukannya untuk membunuh pasukan MPLA yang menyerang. Kemudian, ia mendapatkan lokasi Woods yang ditahan di sebuah kapal dan mengatakan bahwa itu sangat berbahaya, dan bahkan mungkin Woods sudah tewas. Tetapi Mason dan Hudson tetapi pergi menyelamatkan Woods, dan beberapa saat kemudian ketika Mason, Hudson dan Woods kabur dari kejaran musuh, sebuah Hind datang, memupus harapan ketiga agen, tetapi secara tidak terduga menembaki semua musuh, dan ternyata, itu adalah tumpangan keluar milik Savimbi. Ia kemudian menolong Mason membawa Woods kedalam helikopter, dan juga kaget ketika melihat Woods membunuh tentara musuh yang melukai bahu Hudson.\n(P.O.W.) Jenderal Manuel Noriega - (Benito Martinez) Protagonis, kemudian antagonis kedua pada bagian Perang Dingin. Pemimpin Panama dan sekutu dari CIA (juga Menendez), pertama muncul pada misi \"Time and Fate\" dalam tugas membantu CIA untuk menangkap Raul Menendez. Tetapi ia mengkhianati pengawalnya dan membebaskan Menendez, mengatakan bahwa seharusnya ia sudah berada di tangan Amerika sekarang. Marah, Menendez meninjunya dan mengambil senjatanya dan berusaha menyelamatkan adiknya, tetapi gagal karena sebuah granat menewaskan adiknya dan membuatnya terluka parah. Tetapi Noriega menyelamatkannya dan membuat Amerika Serikat meluncurkan Operasi Just Cause untuk menangkapnya, Mason dan Woods berhasil menangkapnya. Namun atas perintah Hudson, mereka berdua ditugaskan membawa Noriega untuk ditukar dengan seorang lain berkode nama Nexus. Setelah sampai, Noriega memandu Woods untuk membunuh Nexus, yang Hudson katakan adalah Menedez. Jika Woods menembak di area tidak fatal (kaki/tangan), maka Noriega mendorong terus Woods untuk membunuhnya (pemain bisa menembaknya lagi di kepala ataupun kaki). Noriega kemudian diselamatkan oleh Menendez dari Woods yang mencoba membunuhnya, setelah menyadari bahwa Nexus sebenarnya Mason. Pada akhir operasi, Noriega ditangkap oleh Pemerintah AS.\nMullah Rahman (Persia: ملا رّحمان) - Pemimpin dari salah satu kelompok Mujahidin Afganistan, tim CIA beranggotakan Mason, Woods, Hudson dan agen Tiongkok Tian Zhao ditugaskan menolong pasukan Mujahidin yang tertekan oleh pasukan Uni Soviet. Tetapi setelah berhasil menumpas pasukan Soviet, ia mengkhianati ketiga agen (dan Zhao), mengungkapkan bahwa Menendez menyuruhnya untuk membuat mereka menderita. Rahman kemudian membuang mereka di padang pasir dan meninggalkan mereka untuk mati kehausan, tetapi tanpa sepengetahuannya, mereka berempat selamat.\nDavid Mason - (Hayden Byerly) Putra satu-satunya Alex Mason. Dibesarkan di Alaska, hubungan David dengan ayahnya tidak terlalu baik, sejak Alex berada dalam tugas ketika ibunya meninggal. Meskipun Alex berjanji tetap bersama David, mereka terpaksa berpisah karena Hudson membutuhkan Alex untuk menyelamatkan Woods. Ia tinggal bersama istri dan kedua anak Hudson selama Alex, Hudson dan Woods berusaha menangkap Menendez. Tetapi anak buah Menendez menculiknya, dan memaksa Hudson menjadi orang dalam Menendez, sebagai ganti nyawa David. Maka di Panama, Hudson terpaksa membuat Woods menembak Alex, dan ketika mereka berempat dikumpulkan, Hudson mengorbankan diri agar David tidak dibunuh. Ia melihat tubuh ayahnya dan menangis terus-menerus, dan akhirnya Woods merawatnya selama ia pensiun.", "question_text": "Siapa yang mengetuai Operation Just Cause?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 1880, "limit_byte": 1895}]} {"id": "-3399733537662460460-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kitab Yosua", "passage_text": "Tradisi Yahudi mengatakan bahwa penulis kitab ini adalah Yosua bin Nun, abdi Musa, yang ditahbiskan menjadi penerusnya dan memimpin orang Israel memasuki dan menduduki tanah Kanaan. Talmud mengatakan bahwa kitab ini ditulis oleh Yosua kecuali ayat-ayat terakhirnya (24:29-33) yang ditambahkan oleh Imam Besar Pinehas bin Eleazar.", "question_text": "Siapakah penulis Kitab Yosua?", "answers": [{"text": "Yosua bin Nun, abdi Musa", "start_byte": 57, "limit_byte": 81}]} {"id": "-5217651712767942220-47", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nazi", "passage_text": "Sejak tahun 1949 terdapat sejumlah percobaan untuk mengorganisasi partai ultranasionalis di Jerman, namun tidak ada yang secara terbuka mengaku Nazi atau mencoba menggunakan lambang dan slogan Partai Nazi – seperti yang ditunjukkan dengan tepat oleh Jerman, lebih banyak tokoh Nazi di Amerika Serikat (dan sekarang di Rusia) daripada di Jerman. Partai Kekaisaran Jerman (Deutsche Reichspartei, DRP), yang menampung banyak bekas tokoh Nazi, memiliki 5 anggota di Bundestag pertama yang dipilih pada tahun 1949, namun dikalahkan pada tahun 1953. Dari tahun 1960-an ketuanya Adolf von Thadden menyadari partai ini tak memiliki masa depan dan diputar pada tahun 1964. Thadden (yang saudari tirinya Elisabeth von Thadden dihukum mati oleh Nazi atas perannya dalam Perlawanan Jerman), kemudian membentuk Partai Demokrat Nasional Jerman (Nationaldemokratische Partei Deutschlands, NPD) yang baru dan lebih luas, yang masih ada, sekarang dipimpin Udo Voigt. NPD telah lolos dari sejumlah percobaan pelarangan oleh Mahkamah Konstitusi Federal sebagai partai Neo-Nazi. Sekali-sekali partai ini memenangkan kursi di Landtag beberapa negara bagian Jerman, khususnya di daerah bekas Deutsche Demokratische Republik, namun tak pernah mencapai ambang 5% untuk memenangkan kursi di Bundestag. NPD memiliki 5.300 anggota terdaftar pada tahun 2004, dan platform utamanya adalah penentangan atas imigrasi.", "question_text": "Siapakah ketua Partai Nazi?", "answers": [{"text": "Adolf von Thadden", "start_byte": 574, "limit_byte": 591}]} {"id": "3710649504057548246-1", "language": "indonesian", "document_title": "Candy Candy", "passage_text": "Candy Candy muncul pertama kali sebagai prosa novel karangan penulis Jepang Kyoko Mizuki pada bulan April 1975. Mizuki kemudian bekerja sama dengan ilustrator manga Yumiko Igarashi untuk membuat versi manga cerita Candy Candy. Cerita manga ini menarik perhatian majalah Jepang Nakayoshi, yang kemudian memuat serial manga Candy Candy sebagai cerita bersambung selama empat tahun (April 1975 - Maret 1979). Serial manga ini berhasil memenangkan penghargaan pertama Penghargaan Manga Kodansha untuk kategori shōjo pada tahun 1977. Cerita Candy candy kemudian diadaptasi menjadi serial anime oleh Toei Animation.", "question_text": "Siapakah yang menulis Candy Candy?", "answers": [{"text": "Kyoko Mizuki", "start_byte": 76, "limit_byte": 88}]} {"id": "-2609773390563272077-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing Pallas", "passage_text": "Manuls sering kali terlihat di padang rumput stepa Asia Tengah wilayah Mongolia, Cina dan Dataran Tinggi Tibet, di mana rekor elevasi 5.050 m (16.570 kaki) dilaporkan.[5] Mereka secara luas tersebar di daerah dataran tinggi dan lekukan Intermountain serta padang rumput pegunungan di Kyrgyzstan dan Kazakhstan.[6] Di Rusia, mereka muncul sesekali di Transkaukasus dan daerah Transbaikal, di sepanjang perbatasan dengan utara-timur Kazakhstan, dan di sepanjang perbatasan dengan Mongolia dan Cina di Altai, Tyva Buryatia, dan Chita republik. Pada musim semi 1997, trek yang ditemukan di Timur Sayan pada ketinggian 2.470 m (8.100 kaki) dalam 4,5cm (1,8 in) lapisan salju yang tebal. Trek ini dianggap fakta pertama yang dapat dibuktikan mendiami daerah manuls. Analisis DNA dari kotoran individu ini menegaskan kehadiran spesies.[7] Populasi di barat daya, yaitu wilayah Laut Kaspia, Afghanistan dan Pakistan, berkurang, terisolasi dan jarang [8][9]. Pada tahun 2008, seekor individu terekam kamera di Iran Khojir National Park untuk pertama kalinya [10].", "question_text": "Dimanakah Kucing Pallas pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "2008", "start_byte": 961, "limit_byte": 965}]} {"id": "8847638002535729197-4", "language": "indonesian", "document_title": "Irma Hardisurya", "passage_text": "Irma memulai karier Irma sebagai penulis mode pada 1972.[4] Saat itu ia diminta untuk mengisi halaman mode Majalah Femina, yang akan terbit. Sejak saat itu ia banyak menulis tentang mode dan meliput peragaan busana di mancanegara. Lulusan Seni Rupa ITB itu juga menuangkan liputannya dalam bentuk sketsa, sehingga pembaca artikelnya mendapat gambaran jelas tentang tren mode terkini. Tulisan pertama Irma di Majalah Femina adalah “Keluyuran di Pusat Mode New York”, yang merupakan suatu fashion forecast untuk tahun 1973. Irma meniti karier sebagai wartawan di Majalah Femina sejak terbit pertama tahun 1972-1990. Pemilik Diploma Beauty Therapist di London dan Teknik Mode di Hamburg dan Amsterdam ini memegang posisi redaktur mode, redaktur pelaksana sampai akhirnya wakil pemimpin redaksi.[8]", "question_text": "Apakah karya tulis Irma Hardisurya yang pertama?", "answers": [{"text": "Keluyuran di Pusat Mode New York", "start_byte": 433, "limit_byte": 465}]} {"id": "-2253919563477221294-3", "language": "indonesian", "document_title": "Emoji", "passage_text": "Namun, pada tahun 1997\nNicolas\nLoufrani[2] menyadari perkembangan dalam penggunaan\nemoticon\nASCII\ndalam teknologi seluler dan ia mulai bereksperimen dengan wajah smiley animasi,[3] dengan maksud menciptakan ikon\nwarna-warni yang terkait dengan emoticon ASCII yang sebelumnya sudah ada yang\ndibuat dari tanda baca polos, guna meningkatkannya untuk penggunaan yang lebih\ninteraktif dalam bentuk digital. Dari\nini Loufrani menciptakan emoticon grafis pertama dan mengompilasi Kamus\nemoticon online [4] yang dipilah ke dalam beberapa kategori\nberbeda - Klasik, Ungkapan suasana hati, Bendera, Perayaan, Keceriaan,\nOlahraga, Cuaca, Binatang, Makanan, Negara, Pekerjaan, Planet, Zodiak, Bayi dan\nrancangan ini pertama kali didaftarkan pada tahun 1997 di United States Copyright Office kemudian ikon-ikon ini dipajang sebagai\nfile .gif\ndi Web pada tahun 1998, menjadi emoticon\ngrafis yang pertama digunakan dalam teknologi.[5] Pada tahun 2000 Direktori Emoticon yang\ndibuat oleh Loufrani tersedia untuk diunduh pengguna untuk telepon seluler di\ninternet melalui yang mengompilasi lebih dari 1.000\nemoticon grafis smiley dan versi ASCII-nya. Direktori yang sama kemudian\nditerbitkan pada tahun 2002 dalam sebuah buku oleh Marabout yang berjudul Dico Smileys.[6] Pada tahun 2001 perusahaan Smiley Smiley Company mulai melisensikan hak atas emoticon\ngrafis Loufrani untuk digunakan bagi unduhan emoticon telepon seluler oleh\nberbagai perusahaan telekomunikasi termasuk Nokia, Motorola, Samsung, SFR\n(vodaphone) dan Sky Telemedia.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Emosikon?", "answers": [{"text": "Nicolas\nLoufrani", "start_byte": 23, "limit_byte": 39}]} {"id": "5391246590126472816-0", "language": "indonesian", "document_title": "James Dewey Watson", "passage_text": "James Dewey Watson (lahir di Chicago, 6 April 1928) ialah seorang ilmuwan biologi molekul berkebangsaan Amerika Serikat yang dikenal terutama sebagai salah satu penemu struktur molekul DNA. Ia menerima Hadiah Nobel Kedokteran bersama Francis Crick dan Maurice Wilkins pada tahun 1962 atas penemuan struktur molekul asam nukleat dan artinya untuk perpindahan informasi.", "question_text": "Siapakah yang menemukan DNA ?", "answers": [{"text": "James Dewey Watson", "start_byte": 0, "limit_byte": 18}]} {"id": "-8679697452916785334-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "Kapan handphone pertama diciptakan ?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "-3840498940439207650-0", "language": "indonesian", "document_title": "Operasi Hari Kiamat", "passage_text": "Dalam Operasi hari Kiamat, Divisi 1 Lintas Udara Inggris bertindak sebagai kekuatan polisi dan militer selama pendudukan sekutu di Norwegia pada bulan Mei 1945, segera setelah kemenangan di Eropa selama Perang Dunia Kedua. Divisi ini memelihara hukum dan ketertiban sampai kedatangan sisa Satuan 134, unit pendudukan. Selama di Norwegia, divisi ini bertugas mengawasi penyerahan pasukan jerman di Norwegia, serta mencegah sabotase vital militer dan fasilitas sipil.", "question_text": "Kapan Operasi hari Kiamat terjadi ?", "answers": [{"text": "Mei 1945", "start_byte": 151, "limit_byte": 159}]} {"id": "-7281133565991371101-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peptida antimikrobial", "passage_text": "Peptida antimikrobial adalah komponen yang telah berevolusi dan terdapat secara permanen pada sistem imun bawaan dan ditemukan di seluruh kelas kehidupan. Perbedaan mendasar terdapat pada sel prokariot dan eukariot, yaitu yang merupakan target dari peptida antimikrobial. Peptida ini merupakan spektrum antibiotik yang luas. Peptida antimikrobial terbukti mampu membunuh bakteri gram positif dan bakteri gram negatif, termasuk strain yang yang resisten terhadap antibiotik konvensional, mycobacteria, virus yang terbungkus kapsul, jamur, dan bahkan sel kanker. Tidak seperti kebanyakan antibiotik konvensional, peptida antimikrobial dapat meningkatkan kekebalan dengan berfungsi sebagai immunomodulator.", "question_text": "Apa itu peptida anionik?", "answers": [{"text": "komponen yang telah berevolusi dan terdapat secara permanen pada sistem imun bawaan dan ditemukan di seluruh kelas kehidupan", "start_byte": 29, "limit_byte": 153}]} {"id": "8925616295149657084-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pita Maha", "passage_text": "Gerakan ini kemudian dilanjutkan oleh generasi penerusnya sampai sekarang, salah satunya sebagai seni lukis gaya Ubud.[1] Tujuan awal dari gerakan seni ini adalah untuk menjaga standar mutu artistik yang tinggi dan untuk mencegah para seniman melakukan produksi massal terhadap karya seni mereka.[2]", "question_text": "Apakah tujuan dibentuknya Pita Maha?", "answers": [{"text": "untuk menjaga standar mutu artistik yang tinggi dan untuk mencegah para seniman melakukan produksi massal terhadap karya seni mereka", "start_byte": 163, "limit_byte": 295}]} {"id": "4729094831402991682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yustinus II", "passage_text": "Yustinus II (Latin: Flavius Yustinus Junior Augustus; Greek: Φλάβιος Ἰουστίνος ὁ νεότερος; skt. 520 – 5 Oktober 578) merupakan seorang Kaisar Romawi Timur (Bizantium) dari tahun 565 hingga 578. Ia adalah suami Sofia, keponakan Yustinianus I. Pada masa kekuasaannya, meletus perang dengan Persia, sementara wilayah Italia lepas dari kekaisaran. Dia mempersembahkan Salib Yustinus II ke\nBasilika Santo Petrus, Roma", "question_text": "Berapa lama Yustinus II menjadi kaisar ?", "answers": [{"text": "565 hingga 578", "start_byte": 207, "limit_byte": 221}]} {"id": "-688493236358859606-27", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Korea", "passage_text": "Goguryeo adalah kerajaan paling besar di antara Tiga Kerajaan. Goguryeo didirikan tahun 37 SM oleh Jumong (Dongmyeongseong) pertama memeluk Buddhisme pada tahun 372 pada masa pemerintahan Raja Raja Sosurim.", "question_text": "kapankah Kerajaan Goguryeo didirikan pertama kali?", "answers": [{"text": "37 SM", "start_byte": 88, "limit_byte": 93}]} {"id": "2947166696028722180-1", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "Aristoteles lahir di Stagira, kota di wilayah Chalcidice, Thracia, Yunani (dahulunya termasuk wilayah Makedonia tengah) tahun 384 SM.[1] Ayahnya adalah tabib pribadi Raja Amyntas dari Makedonia. Pada usia 17 tahun, Aristoteles menjadi murid Plato.[2] Belakangan ia meningkat menjadi guru di Akademi Plato di Athena selama 20 tahun. Aristoteles meninggalkan akademi tersebut setelah Plato meninggal, dan menjadi guru bagi Alexander dari Makedonia.", "question_text": "Kapan Aristoteles lahir?", "answers": [{"text": "384 SM", "start_byte": 126, "limit_byte": 132}]} {"id": "-371745015500118181-0", "language": "indonesian", "document_title": "Natal", "passage_text": "Natal (dari bahasa Portugis yang berarti \"kelahiran\") adalah hari raya umat Kristen yang diperingati setiap tahun oleh umat Kristiani pada tanggal 25 Desember untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus. Natal dirayakan dalam kebaktian malam pada tanggal 24 Desember; dan kebaktian pagi tanggal 25 Desember. Beberapa gereja Ortodoks merayakan Natal pada tanggal 6 Januari (lihat pula Epifani).", "question_text": "Kapan kelahiran Yesus diperingati ?", "answers": [{"text": "25 Desember", "start_byte": 147, "limit_byte": 158}]} {"id": "-7046084164425197552-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nSelain berisi cerita kepahlawanan (wiracarita), Mahabharata juga mengandung nilai-nilai Hindu, mitologi dan berbagai petunjuk lainnya. Oleh sebab itu kisah Mahabharata ini dianggap suci, teristimewa oleh pemeluk agama Hindu. Kisah yang semula ditulis dalam bahasa Sanskerta ini kemudian disalin dalam berbagai bahasa, terutama mengikuti perkembangan peradaban Hindu pada masa lampau di Asia, termasuk di Asia Tenggara.", "question_text": "apakah bahasa asli yang digunakan di Mahabharata?", "answers": [{"text": "bahasa Sanskerta", "start_byte": 258, "limit_byte": 274}]} {"id": "7047024594208315903-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Meiji", "passage_text": "\nZaman Meiji(明治,Meiji) (25 Januari 1868 - 30 Juli 1912) adalah salah satu nama zaman pemerintahan kaisar Jepang sewaktu Kaisar Meiji memerintah Jepang, sesudah tahun Keiō(慶応) dan sebelum zaman zaman Taishō(大正). Ibu kota pemerintahan dipindahkan dari Kyoto ke Tokyo.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan zaman Meiji ?", "answers": [{"text": "nama zaman pemerintahan kaisar Jepang sewaktu Kaisar Meiji memerintah Jepang, sesudah tahun Keiō(慶応) dan sebelum zaman zaman Taishō(大正", "start_byte": 78, "limit_byte": 222}]} {"id": "-3804230876998787235-21", "language": "indonesian", "document_title": "Spirited Away", "passage_text": "Miyazaki, yang juga menyutradarai My Neighbor Totoro (1988) dan Princess Mononoke (1997), keluar dari masa pensiunnya untuk membuat film ini setelah bertemu dengan putri seorang temannya yang menjadi inspirasi bagi Chihiro, tokoh utama dalam film ini. Bapa Chihiro (Akio) didasarkan oleh nama asli bapak anak perempuan itu. Ibu Chihiro (Yuuko) terinspirasi pula oleh seorang kawan Miyazaki. Dan nama teman baik Chihiro adalah Rumi (yang memberinya bunga)), yang merupakan nama aktor suara Chihiro.", "question_text": "Siapa pemeran utama film Spirited Away?", "answers": [{"text": "Chihiro", "start_byte": 215, "limit_byte": 222}]} {"id": "8247880994103502408-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan surah Makkiyah ?", "answers": [{"text": "ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 16, "limit_byte": 77}]} {"id": "-2907317668593128332-0", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "\nBudaya atau kebudayaan berasal dari bahasa Sanskerta yaitu buddhayah, yang merupakan bentuk jamak dari buddhi (budia atau akal) diartikan sebagai hal-hal yang berkaitan dengan budi, dan akal manusia.", "question_text": "Apakah definisi dari budaya ?", "answers": [{"text": "sebagai hal-hal yang berkaitan dengan budi, dan akal manusia", "start_byte": 139, "limit_byte": 199}]} {"id": "-5997862238836007950-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Sambas", "passage_text": "Kerajaan Sambas kuno[3]adalah negara Sambas kuno yang mula-mula berdiri sekitar abad ke 7 (lihat: Pupuh XII dan XIV[4]) hingga sampai masa Kerajaan Panembahan Sambas yang berakhir sekitar tahun 1675 di Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat, Indonesia.", "question_text": "Kapan Kerajaan Sambas kuno berakhir?", "answers": [{"text": "1675", "start_byte": 194, "limit_byte": 198}]} {"id": "7101442853948922832-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kimia analisis", "passage_text": "Kimia analisis juga fokus pada peningkatan rancangan percobaan, kemometri, dan pembuatan alat ukur baru agar dapat menyediakan informasi kimia yang lebih baik. Kimia analisis telah diaplikasikan di bidang forensik, bioanalisis, analisis klinik, analisis lingkungan, dan analisis bahan.", "question_text": "Dimana Kimia analisis dapat diaplikasikan?", "answers": [{"text": "forensik, bioanalisis, analisis klinik, analisis lingkungan, dan analisis bahan", "start_byte": 205, "limit_byte": 284}]} {"id": "6588129716350540182-14", "language": "indonesian", "document_title": "Toilet", "passage_text": "Parit-parit di Mohenjodaro dan kloset peradaban Romawi kuno dianggap sebagai model kloset pertama di dunia. Kemudian di London, karena padatnya penduduk maka banyak orang yang tinggal di rumah susun. Oleh karena itu mereka buang air besar dan buang air kecil menggunakan pispot. Isi pispot kemudian dibuang ke parit atau karena repot harus naik turun tangga untuk membuang kotoran, mereka akhirnya membuang isi pispot lewat jendela. Lingkungan yang kotor tersebut menyebabkan mereka terserang wabah penyakit. Pada tahun 1731, di London,Inggris dibuatlah undang-undang yang isinya \"Barang siapa membuang tinja dari jendela, harus membayar denda.\" Namun undang-undang tersebut tetap tidak dapat mengubah kebiasaan mereka.\nPada tahun 1596, Sir John Harington menemukan kloset bilas. Kloset ini telah menggunakan bejana penampung tinja dan tangki air untuk menyiram, tetapi jenis kloset ini masih menimbulkan masalah bau tak sedap.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan kloset toilet pertama kali ?", "answers": [{"text": "Sir John Harington", "start_byte": 737, "limit_byte": 755}]} {"id": "934625445010471452-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kota di Korea Selatan", "passage_text": "\nKota-kota Korea Selatan yang terbesar memiliki status yang setara dengan provinsi otonom. Seoul, kota terbesar dan ibukota, diklasifikasikan sebagai teukbyeolsi (Kota Khusus), sedangkan 6 kota terbesar berikutnya (lihat daftar di bawah) diklasifikasikan sebagai gwangyeoksi (Kota Metropolitan, lihat kota khusus di Korea Selatan). Kota-kota kecil diklasifikasikan sebagai si (\"kota kecil\") dan berada di bawah kewenangan provinsi, pada tingkat yang sama seperti distrik (lihat Pembagian administratif di Korea Selatan).", "question_text": "Apa kota terbesar di Korea Selatan ?", "answers": [{"text": "Seoul", "start_byte": 91, "limit_byte": 96}]} {"id": "-1266699084033124829-4", "language": "indonesian", "document_title": "Bedchamber", "passage_text": "Konsep artisitik visual album mini Perennial dikerjakan oleh pemain bass, Smita Kirana.[1] Ia menggunakan analogi dari pembagian kelompok bunga berdasarkan pola pertumbuhannya yaitu bunga annual dan bunga perennial.[1] Smita merasa bahwa keresahan-keresahan yang mereka tuangkan dalam tiap lagu di album mini tersebut ibarat bunga-bunga perennial yang dalam satu tahun mekar sebanyak dua kali (dalam dua musim).[1] \"Bunga-bunga ini mirip dengan keresahan-keresahan kita yang akan terus bertumbuh, juga muncul dan hilang, di dalam hidup kita, baik dalam fase remaja maupun dewasa\", ujarnya dalam sesi wawancara dengan Rolling Stone Indonesia.[1]", "question_text": "Apa nama album pertama grup bedchamber ?", "answers": [{"text": "mini Perennial", "start_byte": 30, "limit_byte": 44}]} {"id": "-7989904781821285086-3", "language": "indonesian", "document_title": "Fernando de Magelhaens", "passage_text": "Sayangnya Raja Portugis John, terbunuh pada tahun 1495 dan Pangeran Manuel, yang lebih berminat akan harta sebaliknya daripada penjelajahan, naik takhta. Karena alasan tertentu, Manuel tidak menyukai Fernando yang kala itu berusia 15 tahun dan selama bertahun-tahun mengabaikan permintaannya untuk melaut. Tetapi sewaktu Vasco da Gama kembali dari India membawa muatan rempah-rempah, Manuel mengendus aroma kekayaan yang berlimpah. Akhirnya, pada tahun 1505, ia mengizinkan Magelhaens berangkat dari Afrika Timur dan India dalam sebuah armada Portugal untuk membantu mengambil alih perdagangan rempah dari para saudagar Arab. Setelah itu, ia berlayar lebih jauh ke timur ke Malaka bersama ekspedisi militer lainnya.", "question_text": "Kapan perdagangan melalui armada mulai dilakukan oleh bangsa Eropa ?", "answers": [{"text": "1505", "start_byte": 453, "limit_byte": 457}]} {"id": "-7566610585250989312-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kevin Rose", "passage_text": "Rose mulai membuat siniar pada tanggal 24 Juli 2003, dengan peluncuran episode perdana Thebroken ketika ia masih bekerja pada The Screen Savers di TechTV. Rose mendirikan Revision3 di Los Angeles, Kalifornia bersama Jay Adelson dan David Prager pada bulan April 2005. Pada tanggal 1 Juli 2005, Rose dan Alex Albrecht memulai Siniar Mingguan, Diggnation, yang merangkum kisah-kisah utama yang disampaikan oleh para pengguna Digg. Pada tanggal 3 Oktober 2011, Alex dan Kevin mengumumkan bahwa mereka akan berhenti dari acara mingguan Diggnation di akhir tahun tersebut. Episode terakhir direkam pada tanggal 30 Desember 2011 di The Music Box di Los Angeles, Kalifornia.", "question_text": "Kapan Robert Kevin Rose mendirikan Revision3 ?", "answers": [{"text": "April 2005", "start_byte": 256, "limit_byte": 266}]} {"id": "1915441230105456649-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penjajahan Utsmaniyah di Yunani", "passage_text": "Penjajahan Utsmaniyah di Yunani, disebut juga Tourkokratia (Greek: Τουρκοκρατία, \"kekuasaan Turk\"; Indonesian: \"Turkokrasi\"[1]) adalah periode dalam sejarah Yunani ketika sebagian besar wilayah yang kini termasuk dalam perbatasan negara Yunani modern setidaknya pernah menjadi bagian dari Kesultanan Utsmaniyah sejak pertengahan abad ke-15 hingga deklarasi kemerdekaan Yunani pada 1821. Akan tetapi, beberapa tempat seperti Kepulauan Ionia atau Mani di Peloponnesos tidak pernah menjadi bagian dari pemerintahan Utsmaniyah, walaupun Mani berada di bawah pengaruh Utsmaniyah. Kawasan Yunani utara, didominasi oleh Makedonia Yunani dan Thrakia, tidak hanya dicaplok oleh Utsmaniyah pada tahap yang sangat awal, antara 1360-an dan 1430-an, melainkan, bersama dengan Konstantinopel dan Anatolia Barat Laut, membentuk apa yang kemudian menjadi pusat utama dan daerah paling penting di Utsmaniyah secara militer, kebudayaan, dan ekonomi.", "question_text": "Kapan Dinasti Utsmaniyah mulai menguasai Yunani?", "answers": [{"text": "abad ke-15", "start_byte": 341, "limit_byte": 351}]} {"id": "-7864273424877008307-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nuruddin Zanki", "passage_text": "Al-Malik Al-Adil Nuruddin Abul Qasim Mahmud bin 'Imaduddin Zengi (Februari 1118 – 15 Mei 1174), juga diketahui dengan nama Nur ad-Din, Nur al-Din, dan lain-lain (dalam bahasa Arab: نور الدين Nūruddīn) adalah anggota dari dinasti Zengi yang menguasai Suriah dari tahun 1146 sampai tahun 1174. Ia bercita-cita untuk menyatukan pasukan Muslim dari Efrat sampai Mesir. Ia juga memimpin pasukannya melawan berbagai macam pasukan lain termasuk tentara salib.", "question_text": "Kapan Nur ad-Din meninggal?", "answers": [{"text": "15 Mei 1174", "start_byte": 84, "limit_byte": 95}]} {"id": "5476363531367690988-0", "language": "indonesian", "document_title": "Diatessaron", "passage_text": "Diatessaron adalah sebuah karya dari Tatianus sekitar tahun 150 atau 160.[1] Merupakan hasil upaya Tatianus yang mencoba membuat kumpulan keempat Injil menjadi sebuah cerita yang bersambung.[2]\nDiatessaron disebut juga “Harmoni Injil”.[2] Tatianus adalah seorang berasal dari Siria.[2] Fragmen Diatessaron milik Tatianus ini berhasil ditemukan di Dura-Europos, suatu daerah aliran Sungai Efrat pada tahun 1933.[2] Sulit memastikan apakah Tatianus saat menuliskan karyanya ini menggunakan bahasa Yunani atau Siria.[2] Akan tetapi, tempat penyusunan harmoni Injil karya Tatianus tersebut diduga adalah Roma sehingga kemungkinan besar bahasa aslinya adalah bahasa Yunani.[2]\nKitab ini diberikan Tatianus untuk orang-orang Kristen yang ada di Siria pada waktu ia kembali dari Roma.[2] Ketika diberikan diatessaron sudah dalam bentuk Siria.[2] Diatessaron Siria inilah yang kemudian dianggap resmi untuk digunakan.[2] Diatessaron milik Tatianus tersebar luas di kalangan orang Kristen Siria sampai abad ke-5.[1] Diatessaron kemudian digantikan oleh Peshitta, sebuah versi yang lebih sederhana.[2]", "question_text": "Apakah agama Tatianus?", "answers": [{"text": "Kristen", "start_byte": 723, "limit_byte": 730}]} {"id": "-9143412561132241466-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ponsel cerdas", "passage_text": "\nPonsel cerdas pertama dinamakan Simon; dirancang oleh IBM pada 1992 dan dipamerkan sebagai produk konsep tahun itu di COMDEX, sebuah pameran komputer di Las Vegas, Nevada. Ponsel cerdas tersebut dipasarkan ke publik pada tahun 1993 dan dijual oleh BellSouth. Tidak hanya menjadi sebuah telepon genggam, ponsel cerdas tersebut juga memiliki kalender, buku telepon, jam dunia, tempat pencatat, surel, kemampuan mengirim dan menerima faks dan permainan. Telepon canggih tersebut tidak mempunyai tombol-tombol. Melainkan para pengguna menggunakan layar sentuh untuk memilih nomor telepon dengan jari atau membuat faksimile dan memo dengan tongkat stylus. Teks dimasukkan dengan papan ketik “prediksi” yang unik di layar. Bagi standar masa kini, Simon merupakan produk tingkat rendah, tetapi fitur-fiturnya pada saat itu sangatlah canggih.", "question_text": "Kapan layar sentuh pada handphone pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1992", "start_byte": 64, "limit_byte": 68}]} {"id": "6478429909921385695-0", "language": "indonesian", "document_title": "Copenhagen Metro", "passage_text": "Copenhagen Metro (Danish: Københavns metro) adalah sebuah sistem angkutan cepat yang melayani kota Kopenhagen, Frederiksberg dan Tårnby di Denmark. Sistem sepanjang 20.5-kilometer (12.7mi) dibuka antara tahun 2002 dan 2007, dan memiliki dua jalur, M1 dan M2. Sistem metro tanpa masinis ini menjadi pelengkap dari sistem angkutan cepat S-train yang lebih besar, dan berintegrasi dengan kereta api lokal DSB dan bus Movia. Memlalui pusat kota dan ke barat menuju Frederiksberg, M1 dan M2 beerbagi jalur yang sama. Menuju ternggara, sistem melayani Amager, dengan jalur M1 sepanjang 13.7-kilometer (8.5mi) berjalan melalui permukiman baru Ørestad, dan jalu M2 sepanjang 14.2-kilometer (8.8mi) M2 melayani permukiman di timur dan Bandar Udara Kopenhagen. Metro memiliki 22stasiun, di mana 9 diantaranya berada di bawah permukaan tanah. Pada tahun 2009, metro mengangkut 50 juta penumpang.", "question_text": "Berapa jumlah stasiun pada Copenhagen Metro?", "answers": [{"text": "22", "start_byte": 769, "limit_byte": 771}]} {"id": "-1526358737541796115-0", "language": "indonesian", "document_title": "Basilika Santo Petrus", "passage_text": "\n\nBasilika Kepausan Santo Petrus di Vatikan (Italian: Basilica Papale di San Pietro in Vaticano, English: Papal Basilica of St. Peter in the Vatican) atau lebih dikenal dengan Basilika Santo Petrus adalah sebuah basilika utama Katolik di Kota Vatikan, dikelilingi oleh Roma. Bangunan ini diklaim sebagai gereja terbesar yang pernah dibangun (dia meliputi area 23.000 m² dan memiliki kapasitas lebih dari 60.000) dan salah satu situs tersuci dalam Kekristenan. Konstruksi basilika ini dimulai pada 1506 dan rampung pada 1626.", "question_text": "Apakah gereja terbesar di Kota Roma?", "answers": [{"text": "Basilika Santo Petrus", "start_byte": 176, "limit_byte": 197}]} {"id": "8223462044041100059-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Pasir Mandoge, Asahan", "passage_text": "\nBandar Pasir Mandoge adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Asahan, Sumatera Utara, Indonesia.", "question_text": "Dimana letak daerah \"Pardembanan\"?", "answers": [{"text": "Kabupaten Asahan, Sumatera Utara, Indonesia", "start_byte": 49, "limit_byte": 92}]} {"id": "3194944388966747335-0", "language": "indonesian", "document_title": "Militer", "passage_text": "\nMiliter adalah angkatan bersenjata dari suatu negara dan segala sesuatu yang berhubungan dengan angkatan bersenjata.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan militer?", "answers": [{"text": "angkatan bersenjata dari suatu negara dan segala sesuatu yang berhubungan dengan angkatan bersenjata", "start_byte": 16, "limit_byte": 116}]} {"id": "-8768689039131443514-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gurun Sahara", "passage_text": "Sahara terletak di utara Afrika dan berusia 2,5 juta tahun. Padang pasir ini membentang dari Samudra Atlantik ke Laut Merah. Dari Laut Tengah di utara sampai ke Sahel di sebelah selatan. Dari Mauritania di sebelah barat ke Mesir di sebelah timur. Padang pasir ini membagi benua Afrika menjadi Afrika Utara dan Afrika \"yang sejatinya\". Kedua bagian benua ini sangat berbeda, baik secara iklim maupun budaya. Luas padang pasir ini sekitar 9.000.000km2.", "question_text": "Berapakah Luas Gurun Sahara ?", "answers": [{"text": "9.000.000km2", "start_byte": 437, "limit_byte": 449}]} {"id": "1555857222008088368-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yaoi", "passage_text": "\nYaoi(やおい/㚻[1])[nb 1] juga dikenal dengan nama Boys' Love, adalah sebuah istilah populer dalam bahasa Jepang yang merujuk pada genre penerbitan media fiksi yang berfokus pada hubungan antarpria yang bersifat homoerotis maupun homoromantis. Yaoi umumnya ditujukan dan dibuat oleh wanita.", "question_text": "Kepada siapakah istilah Boys' Love ditujukan?", "answers": [{"text": "hubungan antarpria yang bersifat homoerotis maupun homoromantis", "start_byte": 183, "limit_byte": 246}]} {"id": "-6678856666883184678-0", "language": "indonesian", "document_title": "Glikoprotein", "passage_text": "\nGlikoprotein (English: glycoprotein) adalah suatu protein yang mengandung rantai oligosakarida yang mengikat glikan [1] dengan ikatan kovalen pada rantai polipeptida bagian samping. Struktur ini memainkan beberapa peran penting di antaranya dalam proses proteksi imunologis, pembekuan darah, pengenalan sel-sel, serta interaksi dengan bahan kimia lain.", "question_text": "Apa itu glikoprotein ?", "answers": [{"text": "protein yang mengandung rantai oligosakarida yang mengikat glikan [1] dengan ikatan kovalen pada rantai polipeptida bagian samping", "start_byte": 51, "limit_byte": 181}]} {"id": "8598074247149686606-5", "language": "indonesian", "document_title": "Transformers", "passage_text": "Serial TV Transformers yang dibuat pertama kali tahun 1984 diproduksi oleh Sunbow Productions, dengan mengambil jalan cerita yang berbeda dari karya Bob Budiansky. Kebanyakan jalan ceritanya mengambil dari komik Marvel. Ddalam versi ini, perbedaan antara serial TV dengan komik adalah: Shockwave loyal pada Megatron di TV,[6] sementara di komik ia adalah pemimpin Decepticons. Lainnya, Dinobots adalah sub-grup Autobots, sementara di komik mereka adalah independen.[7] Decepticons beralih menjadi Autobots (Jetfire alias Skyfire), Constructicons yang bisa bergabung menjadi Devastator, dan si raksasa Omega Supreme. Dalam komik Marvel, Optimus Prime diciptakan dari Creation Matrix, namun lucunya di serial TV season dua, yang menciptakan Optimus Prime adalah Alpha Trion dengan memakai super komputer Vector Sigma.", "question_text": "Kapan serial Transformers mulai muncul di televisi ?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 54, "limit_byte": 58}]} {"id": "8101241799056890701-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Ternate", "passage_text": "Kota Ternate adalah sebuah kota yang berada di bawah kaki gunung api Gamalama pada sebuah Pulau Ternate di Provinsi Maluku Utara, Indonesia. Ternate merupakan Ibukota sementara Provinsi Maluku Utara secara de facto dari tahun 1999 hingga 2010. Pada tanggal 4 Agustus 2010, Sofifi diresmikan menjadi ibukota pengganti Ternate.", "question_text": "dimanakah letak kota Ternate ?", "answers": [{"text": "di bawah kaki gunung api Gamalama pada sebuah Pulau Ternate di Provinsi Maluku Utara, Indonesia", "start_byte": 44, "limit_byte": 139}]} {"id": "2983023978307615182-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Powerpuff Girls", "passage_text": "\n\nThe Powerpuff Girls adalah serial televisi yang mengisahkan tiga orang gadis yang berjuang menentang musuh yang mengacau Townsville. Puluhan campuran kimia dan campuran bahan kimia X menghasilkan The Powerpuff Girls. Serial TV ini baru saja dirancang oleh pencipta kartun dari Amerika Serikat Craig McCracken dan diproduksi oleh Hanna Barbera dan Cartoon Network. Ditayangkan di wilayah domestik dan internasional, setiap hari Minggu jam 9.00 pagi). Film ini juga diproduksi dalam The Powerpuff Girls Movie. Di Indonesia, kartun ini pernah tayang di RCTI pada tahun 2000-2003, kemudian pindah ke Trans7 (dahulu TV7) dalam program WB Kids pada tahun 2005-2007, kemudian pindah ke Global TV pada tahun 2007-2008 dan akhirnya pindah ke Trans TV pada Sabtu, 17 September 2016 dengan versi reboot 2016.", "question_text": "Siapa yang memproduksi The Powerpuff Girls?", "answers": [{"text": "Hanna Barbera dan Cartoon Network", "start_byte": 331, "limit_byte": 364}]} {"id": "-128429601692610330-26", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika Selatan", "passage_text": "Afrika Selatan terletak di 29° 00' S, 24° 00' T. Luas kawasannya adalah 1.219.912km² termasuk Pulau Robben dan Kepulauan Prince Edwards (Pulau Marion dan Pulau Prince Edward). Afrika Selatan bersebelahan dengan Samudra Atlantik di pantai barat dan Samudra Selatan dan Samudra Hindia di pantai timur. Arus utama di samudra-samudra tersebut adalah arus sejuk Benguela dan arus hangat Agulhas. Titik paling rendah adalah Samudra Atlantik pada 0 m dan paling tinggi ialah Njesuthi pada ketinggian 3.408 m.", "question_text": "berapakah luas Republik Afrika Selatan?", "answers": [{"text": "1.219.912km²", "start_byte": 74, "limit_byte": 87}]} {"id": "-4955212736233816096-30", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\nSetelah kalahnya Jerman pada Perang Dunia II, kawasan Jerman yang tersisa dan Berlin dibagi-bagi oleh Sekutu menjadi 4 zona militer. Keempat zona ini menerima lebih dari 6,5 juta etnis Jerman yang terusir dari wilayah timur.[19] Sektor barat, yang dikuasai oleh Perancis, Inggris, dan Amerika Serikat, bergabung tanggal 23 Mei 1949 untuk membentuk Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland); dan tanggal 7 Oktober 1949, sektor timur yang dikuasai Soviet menjadi Republik Demokratik Jerman (Deutsche Demokratische Republik, DDR). Secara umum, mereka dikenal dengan \"Jerman Barat\" dan \"Jerman Timur\". Jerman Timur memilih Berlin Timur sebagai ibukota, sedangkan Jerman Barat memilih Bonn.[20]", "question_text": "Apakah ibukota Jerman?", "answers": [{"text": "Jerman Timur memilih Berlin Timur sebagai ibukota, sedangkan Jerman Barat memilih Bonn", "start_byte": 610, "limit_byte": 696}]} {"id": "3745599310936649135-3", "language": "indonesian", "document_title": "Basuki Rahmat", "passage_text": "Dengan terjadinya Proklamasi Kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus 1945 yang diproklamasikan oleh para pemimpin Nasionalis Soekarno dan Mohammad Hatta, Basuki, seperti kebanyakan pemuda lain bergabung ke kelompok milisi yang dipersiapkan untuk membentuk tentara Angkatan Darat Indonesia. Pada tanggal 5 Oktober 1945, Tentara Keamanan Rakyat (TKR) terbentuk, dan di bulan yang sama Basuki mendaftar menjadi anggota TKR di kota Ngawi di provinsi asalnya Jawa Timur. Di sana ia ditempatkan di KODAM VII / Brawijaya (kemudian dikenal sebagai Wilayah Militer V / Brawijaya), komando militer bertanggung jawab atas keamanan provinsi Jawa Timur.", "question_text": "umur berapakah saat Mayor Jenderal TNI Basuki Rahmat masuk TNI?", "answers": [{"text": "Oktober 1945", "start_byte": 301, "limit_byte": 313}]} {"id": "-6273232049447670588-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Benediktus XV", "passage_text": " 'Paus Benediktus XV' ( Latin: Benedictus ; Italian: Benedetto), lahir 'Giacomo Paolo Giovanni Battista della Chiesa' [lower-alpha 1] (21 November 1854 - 22 Januari 1922), adalah kepala Gereja Katolik dari 3 September 1914 sampai kematiannya pada tahun 1922. Nya kepausan sebagian besar dibayangi oleh Perang Dunia I dan konsekuensi politik, sosial, dan kemanusiaan di Eropa.", "question_text": "Kapan Paus Benediktus XV lahir ?", "answers": [{"text": "21 November 1854", "start_byte": 139, "limit_byte": 155}]} {"id": "-4519038365534384798-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lubang hitam", "passage_text": "\nLubang hitam (Inggris: Black hole) adalah bagian dari ruang waktu yang merupakan gravitasi paling kuat, bahkan cahaya tidak bisa kabur. Teori relativitas umum memprediksi bahwa butuh massa besar untuk menciptakan sebuah lubang hitam yang berada di ruang waktu. Di sekitar lubang hitam ada permukaan yang di sebut horizon peristiwa. Objek ini disebut \"hitam\" karena menyerap apapun yang berada disekitarnya dan tidak dapat kembali lagi, bahkan cahaya. Secara teoretis, lubang hitam dapat memliki ukuran apa pun, dari mikroskopik sampai ke ukuran alam raya yang dapat diamati. Teori medan kuantum dalam ruang-waktu melengkung memprediksi bahwa horizon peristiwa memancarkan radiasi disekitarnya dengan suhu yang terbatas. Suhu ini berbanding terbalik dengan massa lubang hitam, sehingga sulit untuk diamati lubang hitam bermassa bintang atau lebih.", "question_text": "Apa isi di dalam lubang hitam?", "answers": [{"text": "gravitasi paling kuat", "start_byte": 82, "limit_byte": 103}]} {"id": "5683679653227282854-1", "language": "indonesian", "document_title": "Restorasionisme", "passage_text": "Restorasionisme merujuk kepada sejumlah gerakan keagamaan yang tidak terafiliasi yang mengajarkan bahwa Gereja-gereja Katolik, Ortodoks dan Protestan memasukkan ajaran-ajaran yang menyimpang ke dalam agama Kristen . (Lihat Kemurtadan Besar. Banyak denominasi restorasionis percaya bahwa mereka telah memulihkan (merestorasikan) Kekristenan ke dalam bentuknya yang asli dan otentik, meskipun sebagian lagi percaya bahwa mereka masih mencari-cari bentuk yang asli itu. Sikap terhadap keberhasilan upa restorasi ini dalam denominasi-denominasi ini tidak seragam. Istilah ini digunakan khususnya untuk gerakan-gerakan yang mucul di bagian timur Amerika Serikat dan Kanada pada awal dan pertengahan abad ke-19 pada permulaan Kebangunan Besar Kedua.", "question_text": "Apa makna restorasionis?", "answers": [{"text": "sejumlah gerakan keagamaan yang tidak terafiliasi yang mengajarkan bahwa Gereja-gereja Katolik, Ortodoks dan Protestan memasukkan ajaran-ajaran yang menyimpang ke dalam agama Kristen", "start_byte": 31, "limit_byte": 213}]} {"id": "-8909479216082821630-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vasco da Gama", "passage_text": "Vasco da Gama (IPA:['vaʃku dɐ 'gɐmɐ] (Sines, Alentejo, Portugal, sekitar 1469 – 24 Desember 1524 di Kochi, India) adalah seorang penjelajah berkebangsaan Portugis, yang menemukan jalur jalan laut langsung dari Eropa ke Malabar, India dengan melakukan penjelajahan laut mengelilingi Afrika.", "question_text": "Kapan Vasco da Gama meninggal ?", "answers": [{"text": "24 Desember 1524", "start_byte": 86, "limit_byte": 102}]} {"id": "4185652930768325640-0", "language": "indonesian", "document_title": "Red Hot Chili Peppers", "passage_text": "Red Hot Chili Peppers (lebih dikenal RHCP) adalah kelompok musik rock berbasis di California yang didirikan oleh vokalis Anthony Kiedis, bassist Michael Balzary (dikenal sebagai Flea), almarhum gitaris Hillel Slovak dan drummer Jack Irons pada 1983. Saat ini anggotanya terdiri dari Anthony Kiedis sebagai vokalis, Michael Balzary alias Flea sebagai bassis, gitaris Josh Klinghoffer dan drummer Chad Smith. Mantan-mantan anggota termasuk almarhum Hillel Slovak, Jack Irons, Dix Denney, Jack Sherman, Cliff Martinez, Zander Schloss, Chuck Biscuits, Dwayne \"Blackbyrd\" McKnight, D.H. Peligro, Arik Marshall, John Frusciante, Jesse Tobias dan Dave Navarro.", "question_text": "Kapan Red Hot Chili Peppers dibentuk?", "answers": [{"text": "1983", "start_byte": 244, "limit_byte": 248}]} {"id": "2808440358224841837-11", "language": "indonesian", "document_title": "Jiang Qing", "passage_text": "\nPada tanggal 28 November 1938, Jiang dan Mao menikah dalam upacara pribadi kecil setelah disetujui oleh Komite Sentral Partai. Karena pernikahan Mao untuk Dia belum berakhir, Jiang dilaporkan dibuat untuk menandatangani kontrak perkawinan yang menetapkan bahwa dia tidak akan tampil di depan umum dengan Mao sebagai pendamping nya. Jiang dan anak tunggal Mao bersama-sama, anak perempuan bernama Li Na, lahir pada tahun 1940.", "question_text": "Siapa nama anak Jiang Qing?", "answers": [{"text": "Li Na", "start_byte": 397, "limit_byte": 402}]} {"id": "-9032412117226146331-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Asiria Timur", "passage_text": "Gereja Asiria Timur (English: Assyrian Church of the East, Classical Syriac: ܥܕܬܐ ܕܡܕܢܚܐ ܕܐܬܘܖ̈ܝܐ‎ ʻIttā d-Madnĕkhā d-Āturāyē), atau nama resminya Gereja Asiria Timur yang Kudus Apostolik Katolik[3] (Classical Syriac: ܥܕܬܐ ܩܕܝܫܬܐ ܘܫܠܝܚܝܬܐ ܩܬܘܠܝܩܝ ܕܡܕܢܚܐ ܕܐܬܘܖ̈ܝܐ‎, ʻIttā Qaddishtā w-Shlikhāitā Qattoliqi d-Madnĕkhā d-Āturāyē), merupakan salah satu Kekristenan Siria yang asal-usulnya bermula dari Tahta Keuskupan Seleukia-Ktesifon, didirikan oleh Santo Tomas Rasul beserta Santo Mari dan Santo Addai, sebagaimana yang tercantum dalam kitab Ajaran Addai. Gereja ini merupakan salah satu Gereja apostolik, secara historis termasuk dalam Gereja dari Timur (Church of the East), dan saat ini dipimpin oleh Patriark-Katolikos Mar Dinkha IV.", "question_text": "Siapa pendiri Gereja Asiria Timur?", "answers": [{"text": "Santo Tomas Rasul", "start_byte": 525, "limit_byte": 542}]} {"id": "-2081369931414717266-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Ternate", "passage_text": "Luas wilayah Kota Ternate 5.795, 4km², terdiri dari luas perairan 5.544,55 km² dan luas daratan 250,85 km². Secara Administrasi Pemerintahan Kota Ternate terbagi atas 7 (tujuh) kecamatan dan 77 (tujuh puluh tujuh) kelurahan, masing-masing:", "question_text": "berapakah luas kota Ternate ?", "answers": [{"text": "5.795, 4km²", "start_byte": 26, "limit_byte": 38}]} {"id": "5483833108166850811-0", "language": "indonesian", "document_title": "BASF", "passage_text": "BASF SE (ISIN: , LSE:, NYSE:) merupakan perusahaan kimia terbesar di dunia asal Jerman yang berkantor pusat di Ludwigshafen.[2]. BASF sendiri awalnya merupakan singkatan dari Badische Anilin- und Soda-Fabrik (Indonesian: Pabrik Soda dan Anilina Baden). Perusahaan ini masuk dalam Bursa Saham Frankfurt, Bursa Saham London, Bursa Saham New York, dan Bursa Saham Zurich. Perusahaan ini beroperasi di Eropa, Afrika, Asia, Amerika Utara, dan Amerika Selatan. Didirikan pada tahun 1865 dan mempekerjakan 113.000 pekerjanya pada tahun 2012, dengan 52.800 pekerja di Jerman.", "question_text": "Apakah kepanjangan dari BASF SE?", "answers": [{"text": "Badische Anilin- und Soda-Fabrik", "start_byte": 175, "limit_byte": 207}]} {"id": "9189792002858998838-11", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardo da Vinci", "passage_text": "Leonardo da Vinci wafat di Clos Lucé, Perancis pada tanggal 2 Mei 1519, dan dimakamkan di Kapel St. Hubert di kastel Amboise, Perancis.", "question_text": "Di mana Leonardo da Vinci meninggal?", "answers": [{"text": "Clos Lucé, Perancis", "start_byte": 27, "limit_byte": 47}]} {"id": "-6710072750746317025-0", "language": "indonesian", "document_title": "Johannes Gutenberg", "passage_text": "Johannes Gensfleisch zur Laden zum Gutenberg (sekitar 1398 - 3 Februari 1468) adalah seorang pandai logam dan penemu berkebangsaan Jerman yang memperoleh ketenaran berkat sumbangannya di bidang teknologi percetakan pada tahun 1450-an, termasuk aloy logam huruf (type metal) dan tinta berbasis-minyak, cetakan untuk mencetak huruf secara tepat, dan sejenis mesin cetak baru yang berdasarkan pencetak yang digunakan dalam membuat anggur.", "question_text": "siapakah yang menciptakan Mesin cetak?", "answers": [{"text": "Johannes Gensfleisch zur Laden zum Gutenberg", "start_byte": 0, "limit_byte": 44}]} {"id": "-226791551673345282-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta api Argo Parahyangan", "passage_text": "Kereta api Argo Parahyangan ini menawarkan alternatif perjalanan Pada Pagi hingga Sore Hari untuk kedua arah, baik Bandung-Gambir maupun Gambir-Bandung. Dalam perjalanan Bandung-Gambir Maupun Gambir-Bandung pada pagi hingga sore hari penumpang dapat menikmati indahnya panorama Bumi Parahyangan dan melewati Jembatan-Jembatan, Terowongan dan Tikungan Besar (Tiber) ada di wilayah Bandung Barat dan Sekitarnya.", "question_text": "Dimanakah jalur Kereta api Argo Parahyangan dimulai?", "answers": [{"text": "Bandung-Gambir", "start_byte": 115, "limit_byte": 129}]} {"id": "-1836421090681989358-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kompleks Parlemen Republik Indonesia", "passage_text": "Kompleks Parlemen termasuk dalam wilayah Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat. Sebelah barat berbatasan dengan Jalan Gelora, sebelah selatan dengan Kompleks Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga, Kompleks Televisi Republik Indonesia (TVRI), dan Komplek Taman Ria Senayan, di sebelah timur berbatasan dengan Jalan Gatot Subroto, dan Kompleks Kementerian Kehutanan (Gedung Manggala Wanabakti) di sebelah utaranya.", "question_text": "dimanakah alamat kantor DPR RI?", "answers": [{"text": "Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat", "start_byte": 41, "limit_byte": 95}]} {"id": "-3815026725135884834-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Jambi", "passage_text": "Berikut adalah Daftar kecamatan dan kelurahan/desa di Kota Jambi, Provinsi Jambi, Indonesia. Kota Jambi memiliki 11 kecamatan dan 62 kelurahan (dari total 141 kecamatan, 163 kelurahan dan 1.399 desa di seluruh Jambi). Pada tahun 2017, jumlah penduduknya sebesar 609.620 jiwa dengan luas wilayahnya 103,54 km² dan sebaran penduduk 5.887 jiwa/km².[1] Tiga kecamatan hasil pemekaran adalah sebagai berikut, Kecamatan Alam Barajo merupakan hasil pemekaran dari Kecamatan Kota Baru, Kecamatan Paal Merah merupakan hasil pemekaran dari Kecamatan Jambi Selatan, dan Kecamatan Danau Sipin merupakan hasil pemekaran dari Kecamatan Telanaipura.", "question_text": "berapakah jumlah kecamatan di Jambi?", "answers": [{"text": "11", "start_byte": 113, "limit_byte": 115}]} {"id": "-4635511976486363670-1", "language": "indonesian", "document_title": "Metallica", "passage_text": "Formasi pertama Metallica adalah Lars Ulrich (drum), James Hetfield (vokal dan gitar), Lloyd Grant (gitar) dan Ron Mc Govney (bass). Formasi inilah yang kemudian melahirkan lagu pertama berjudul Hit The Light, yang kemudian masuk album kompilasi rock Metal Massacre tahun 1981.", "question_text": "Apa album pertama band Metallica?", "answers": [{"text": "Metal Massacre", "start_byte": 251, "limit_byte": 265}]} {"id": "-3733722776328414806-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Ceremai", "passage_text": "Gunung Ceremai (seringkali secara salah kaprah dinamakan \"Ciremai\") adalah gunung berapi kerucut yang secara administratif termasuk dalam wilayah dua kabupaten, yakni Kabupaten Kuningan dan Kabupaten Majalengka, Provinsi Jawa Barat. Posisi geografis puncaknya terletak pada 6° 53' 30\" LS dan 108° 24' 00\" BT, dengan ketinggian 3.078 m di atas permukaan laut. Gunung ini merupakan gunung tertinggi di Jawa Barat.", "question_text": "berapakah tinggi gunung ciremai?", "answers": [{"text": "3.078 m", "start_byte": 329, "limit_byte": 336}]} {"id": "2760612084939223995-0", "language": "indonesian", "document_title": "Canakya", "passage_text": "Cānakya (sekitar 350–275 SM) adalah seorang penasihat maharaja Maurya pertama, Chandragupta dan kepala arsitek pada masa kebangkitannya.[1] Kautilya dan Vishnugupta, nama yang dikenali sebagai Canakya, penulis Arthaśāstra.[3] Canakya dianggap sebagai pelopor ilmu politik dan ekonomi India.[4] Di Dunia Barat, dia dijuluki \"Machiavelli India\", meskipun karya Canakya mendaului Machiavelli sekitar 1.800 tahun. Canakya adalah seorang guru di Takṣaśila, pusat pembelajaran kuno, dan berperan penting dalam pendirian Kemaharajaan Maurya, yang pertama di anak benua India. Karya-karyanya hilang saat mendekati akhir Dinasti Gupta dan tidak ditemukan kembali sampai tahun 1915.[5][6][7][8]", "question_text": "Kapan Cānakya meninggal?", "answers": [{"text": "275 SM", "start_byte": 25, "limit_byte": 31}]} {"id": "-2280787604941851822-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Bangka Belitung", "passage_text": "Provinsi Kepulauan Bangka Belitung sebelumnya adalah bagian dari Sumatera Selatan, namun menjadi provinsi sendiri bersama Banten dan Gorontalo pada tahun 2000. Provinsi Kepulauan Bangka Belitung didirikan berdasarkan Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2000 Tentang Pembentukan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tanggal 21 November 2000 yang terdiri dari Kabupaten Bangka, Kabupaten Belitung dan Kota Pangkalpinang. Pada tahun 2003 berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2003 tanggal 23 Januari 2003 dilakukan pemekaran wilayah dengan penambahan 4 kabupaten yaitu Bangka Barat, Bangka Tengah, Bangka Selatan dan Belitung Timur. Provinsi Kepulauan Bangka Belitung merupakan pemekaran wilayah dari Provinsi Sumatera Selatan.", "question_text": "kapankah provinsi Bangka Belitung didirikan?", "answers": [{"text": "21 November 2000", "start_byte": 314, "limit_byte": 330}]} {"id": "4948663208120111074-7", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "\nGelar juara dunia Formula Satu pertama kali dimenangkan oleh pembalap Italia Giuseppe Farina dengan mobilnya Alfa Romeo tahun 1950, dengan mengalahkan rekan setimnya, pembalap Argentina Juan Manuel Fangio. Akan tetapi, Fangio memenangkan gelar juara dunia pada tahun 1951 dan empat kali pada enam tahun berikutnya. Fangio kemudian menjadi legenda yang mendominasi tahun-tahun pertama kompetisi Formula Satu.", "question_text": "Siapa yang memenangi balapan Formula 1 pertama ?", "answers": [{"text": "Giuseppe Farina", "start_byte": 78, "limit_byte": 93}]} {"id": "3009284195344671535-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Pesawaran", "passage_text": "Kabupaten Pesawaran merupakan daerah penyangga Ibukota Provinsi Lampung. Secara keseluruhan luas wilayah Kabupaten Pesawaran adalah 1.173,77 km2 atau 117.377 Ha dengan Kecamatan Padang Cermin sebagai kecamatan terluas, yaitu 31.763 Ha. Dari luas keseluruhan Kabupaten Pesawaran tersebut, 13.121 Ha digunakan sebagai lahan sawah, sedangkan sisanya yaitu 104.256 Ha merupakan lahan bukan sawah dan lahan bukan pertanian. Jenis penggunaan lahan sawah yang terbanyak adalah irigasi tehnis dengan dua kali penanaman padi dalam setahun. Sedangkan jenis penggunaan lahan bukan sawah yang terbanyak adalah hutan negara.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Pesawaran?", "answers": [{"text": "1.173,77 km2", "start_byte": 132, "limit_byte": 144}]} {"id": "-5118440820373482993-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Banjar", "passage_text": "Menurut mitologi suku Maanyan (suku tertua di Kalimantan Selatan), kerajaan pertama di Kalimantan bagian selatan adalah Kerajaan Nan Sarunai yang diperkirakan wilayah kekuasaannya terbentang luas mulai dari daerah Tabalong hingga ke daerah Pasir. Keberadaan mitologi Maanyan yang menceritakan tentang masa-masa keemasan Kerajaan Nan Sarunai sebuah kerajaan purba yang dulunya mempersatukan etnis Maanyan di daerah ini dan telah melakukan hubungan dengan pulau Madagaskar. sehingga sebagian rakyatnya menyingkir ke pedalaman (wilayah suku Lawangan). Salah satu peninggalan arkeologis yang berasal dari zaman ini adalah Candi Agung yang terletak di kota Amuntai. Pada tahun 1996, telah dilakukan pengujian C-14 terhadap sampel arang Candi Agung yang menghasilkan angka tahun dengan kisaran 242-226 SM (Kusmartono dan Widianto, 1998:19-20).", "question_text": "berapakah luas Kerajaan Nan Sarunai?", "answers": [{"text": "Tabalong hingga ke daerah Pasir", "start_byte": 214, "limit_byte": 245}]} {"id": "-6246190917741736535-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adat", "passage_text": "Adat adalah gagasan kebudayaan yang terdiri dari nilai-nilai kebudayaan, norma, kebiasaan, kelembagaan, dan hukum adat yang lazim dilakukan di suatu daerah.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan adat ?", "answers": [{"text": "gagasan kebudayaan yang terdiri dari nilai-nilai kebudayaan, norma, kebiasaan, kelembagaan, dan hukum adat yang lazim dilakukan di suatu daerah", "start_byte": 12, "limit_byte": 155}]} {"id": "-7917056726856257814-75", "language": "indonesian", "document_title": "Aceh", "passage_text": "Luas Aceh 5.677.081 ha, dengan hutan sebagai lahan terluas yang mencapai 2.290.874 ha, diikuti lahan perkebunan rakyat seluas 800.553 ha. Sedangkan lahan industri mempunyai luas terkecil yaitu 3.928 ha. Cakupan wilayah Aceh terdiri dari 119 pulau, 35 gunung dan 73 sungai utama.[22]", "question_text": "berapakah luas Aceh?", "answers": [{"text": "5.677.081 ha", "start_byte": 10, "limit_byte": 22}]} {"id": "193555128180552202-1", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Koch", "passage_text": "Robert Koch lahir di Klausthal, Hanover, Jerman pada tanggal 11 Desember 1843 hingga Hermann Koch dan Mathilde Julie Henriette Biewand. Koch unggul di bidang akademik sejak usia dini. Sebelum masuk sekolah pada tahun 1848, Koch telah belajar sendiri cara membaca dan menulis. Dia lulus dari sekolah tinggi pada tahun 1862, setelah unggul dalam ilmu pengetahuan dan matematika. Pada usia 19, Koch memasuki Universitas Göttingen, mempelajari ilmu alam. Namun, setelah dua semester, Koch memutuskan untuk mengubah daerahnya studi untuk obat-obatan, karena ia bercita-cita menjadi dokter. Selama Koch semester kelima sekolah kedokteran, Jacob Henle, seorang ahli anatomi yang telah menerbitkan sebuah teori penularan pada tahun 1840, Koch meminta untuk berpartisipasi dalam proyek penelitiannya pada struktur saraf uterus. Pada semester keenam, Koch mulai melakukan penelitian di Fisiologis Institute, di mana ia belajar sekresi asam suksinat. Hal ini pada akhirnya akan membentuk dasar dari disertasinya. Pada bulan Januari 1866, Koch lulus dari sekolah kedokteran, mendapatkan kehormatan penghargaan tertinggi. Pada bulan Juli 1867, setelah lulus dari sekolah kedokteran, Koch menikahi Emma Adolfine Josephine Fraatz, dan dua memiliki seorang putri, Gertrude, pada tahun 1868. Setelah lulus pada tahun 1866, ia bekerja sebagai ahli bedah di Franco-Prusia, dan mengikuti dinasnya, bekerja sebagai dokter di Wollstein (sekarang Wolsztyn, Polandia). Pernikahan Koch dengan Emma Fraatz berakhir pada tahun 1893, dan kemudian pada tahun yang sama, ia menikah dengan aktris Hedwig Freiberg. Dari 1885-1890, Koch menjabat sebagai administrator dan profesor di Universitas Berlin. Koch menderita serangan jantung pada tanggal 9 April 1910 pernah membuat pemulihan lengkap. Pada tanggal 27 Mei, hanya tiga hari setelah memberikan ceramah tentang tuberkulosis penelitian di Berlin Academy of Sciences, Robert Koch meninggal di Baden Baden pada usia 66. Setelah kematiannya, Institut bernama pendiriannya setelah dia di menghormatinya.", "question_text": "Darimana asal Robert Heinrich Herman Koch?", "answers": [{"text": "Jerman", "start_byte": 41, "limit_byte": 47}]} {"id": "-4319811386951537761-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hermafrodit", "passage_text": "Hermafroditisme tidak terlalu luas dikenal dalam kerajaan hewan (Animalia) tetapi sangat umum dalam tumbuhan (Plantae). Gastropoda yang hidup di daratan (misalnya siput dan siput bugil) adalah contoh klasik hermafroditisme di dunia hewan. Spesies tumbuhan hermafrodit adalah semua yang memiliki kemungkinan melakukan penyerbukan sendiri (self pollination). Mereka adalah tumbuhan dengan bunga sempurna (bunga yang memiliki organ kelamin jantan, yaitu benang sari, dan betina, yaitu putik) atau dengan bunga jantan dan betina pada satu individu. Meskipun demikian, sejumlah spesies tumbuhan mengembangkan sistem tertentu (inkompatibilitas sendiri) untuk mencegah terjadinya pembuahan sendiri (self-fertilisation).", "question_text": "Hewan apakah yang memiliki Hermafrodit?", "answers": [{"text": "siput dan siput bugil", "start_byte": 163, "limit_byte": 184}]} {"id": "-5694768397032451822-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hendrar Prihadi", "passage_text": "Hendrar Prihadi, S.E, M.M () adalah Wali Kota Semarang yang menjabat sejak 17 Februari 2016. Sebelumnya, ia pernah menjabat sebagai wali kota Semarang periode 2013-2015 dan wakil wali kota periode 2010-2013. Hendrar mengawali karier politiknya sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Jawa Tengah (DPRD Jateng). Hendi, sapaan akrabnya, hanya menjadi anggota dewan selama 3 bulan setelah kemudian terpilih sebagai wakil wali kota Semarang, berpasangan dengan Soemarmo HS. Dan pada tahun 2013, Hendrar Prihadi akhirnya dilantik sebagai wali kota Semarang, menggantikan Soemarmo HS yang di non-aktifkan karena terkena kasus korupsi.", "question_text": "Siapa walikota Semarang tahun 2017?", "answers": [{"text": "Hendrar Prihadi", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-7832690207265431608-3", "language": "indonesian", "document_title": "Uganda", "passage_text": "Perjuangan untuk memperoleh kemerdekaan dari Inggris dimulai pada tahun 1945-1949, yaitu ketika ada kerusuhan kaum proletar di Buganda. Pada 1953, Raja Mutesa II (Kabaka) diasingkan ke Inggris dan dikembalikan ke Uganda pada tahun 1955. Akhirnya pada 9 Oktober 1962, Uganda memnperoleh kemerdekaan dari Inggris.", "question_text": "Kapan Uganda merdeka?", "answers": [{"text": "9 Oktober 1962", "start_byte": 251, "limit_byte": 265}]} {"id": "2239838357883660923-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rasisme", "passage_text": "Rasisme adalah suatu sistem kepercayaan atau doktrin yang menyatakan bahwa perbedaan biologis yang melekat pada ras manusia menentukan pencapaian budaya atau individu – bahwa suatu ras tertentu lebih superior dan memiliki hak untuk mengatur ras yang lainnya [1].", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Rasisme Individu?", "answers": [{"text": "suatu sistem kepercayaan atau doktrin yang menyatakan bahwa perbedaan biologis yang melekat pada ras manusia menentukan pencapaian budaya atau individu – bahwa suatu ras tertentu lebih superior dan memiliki hak untuk mengatur ras yang lainnya", "start_byte": 15, "limit_byte": 259}]} {"id": "3719649323906685545-6", "language": "indonesian", "document_title": "Valentinius", "passage_text": "Catholic Encyclopedia mengatakan Marcion mungkin juga menjadi salah satu kandidatnya pada saat yang sama. Tertulianus— yang mengembangkan kecenderungan-kencederungan ajaran sesat Montanis— melaporkan bahwa Valentinius dinyatakan sebagai penyesat pada sekitar 175 M. setelah kematiannya. Tertulianus juga menyatakan bahwa Valentinius secara pribadi bersahabat dengan Origenes. Tidak ada bukti bahwa Valentinius pernah digambarkan mengembangkan gereja Paulin yang ortodoks, namun ia memang kontroversial. Menurut sebuah tradisi yang belakangan, ia mengundurkan diri ke Siprus, dan di sana ia terus mengajar dan memperoleh pengikut. Ia meninggal mungkin sekitar 160 atau 161.", "question_text": "Kapan Valentinius meninggal?", "answers": [{"text": "160 atau 161", "start_byte": 663, "limit_byte": 675}]} {"id": "-3893830190248292620-8", "language": "indonesian", "document_title": "Pétanque", "passage_text": "\n\nDi Prancis Selatan boule telah berevolusi menjadi jeu Provençal (boule lyonnaise) mirip dengan petanque, kecuali ukuran lapangannya yang jauh lebih besar dari petanque dan pemain harus berlari tiga langkah sebelum membuang bola. Permainan ini dimainkan di desa-desa di seluruh Provence, pada lapangan tanah di bawah naungan pohon. Permainan ini diceritakan secara rinci pada memoar novelis Marcel Pagnol.", "question_text": "Apakah peralatan yang digunakan dalam permainan Petanque?", "answers": [{"text": "bola", "start_byte": 226, "limit_byte": 230}]} {"id": "-1375631845301275387-5", "language": "indonesian", "document_title": "Obat antivirus", "passage_text": "Penelitian antivirus pertama kali dikembangkan pada tahun 1960-an, sebagian besar untuk menangani virus herpes, dan obat tersebut ditemukan dengan menggunakan metode trial-and-error. Peneliti menumbuhkan kultur sel dan menginfeksikannya dengan virus. Kemudian diberikan senyawa kimia yang diharapkan dapat menghambat aktivitas virus, dan kemudian diamati apakah jumlah virus dalam kultur meningkat atau menurun. Senyawa kimia yang terlihat memberikan efek diteliti lebih lanjut.", "question_text": "Kapan Antivirus pertama dikembangkan?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 58, "limit_byte": 62}]} {"id": "-1167081272400549484-0", "language": "indonesian", "document_title": "Force India", "passage_text": "Force India F1 (nama resmi perusahaan: Sahara Force India Formula One Team) adalah sebuah tim Formula Satu yang berdiri setelah Orange India Holdings, sebuah konsorsium dari Watson Ltd. (Dr. Vijay Mallya) dan Strongwind (Michiel Mol), membeli tim Spyker F1 pada bulan Oktober 2007 dengan harga 88 juta euro.[1] Ini memperlihatkan partisipasi orang India dalam dunia Formula Satu, setelah India mengkonfirmasi bahwa mereka akan menjadi tuan rumah Grand Prix mulai tahun 2011 di Sirkuit Jaypee Group di Delhi.[2] FIA mengkonfirmasi perubahan nama dari Spyker ke Force India pada 24 Oktober 2007.[3]", "question_text": "Dimana Force India F1 didirikan?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 388, "limit_byte": 393}]} {"id": "3981476996590769281-0", "language": "indonesian", "document_title": "Accel World", "passage_text": "Accel World(アクセル・ワールド,Akuseru Wārudo) adalah sebuah serial novel ringan Jepang yang ditulis oleh Reki Kawahara dan diilustrasikan oleh HiMA. Serial ini mulai diterbitkan sejak Februari 2009. Dua serial manga memulai serialisasi di Dengeki Bunko Magazine sejak Mei 2010. Sebuah adaptasi anime oleh Sunrise tayang di Jepang sejak April hingga September 2012. Dua permainan video dirilis untuk PlayStation Portable dan PlayStation 3 pada 13 September 2012, dan 31 Januari 2013. Sebuah film berjudul Accel World: Infinite Burst dengan cerita asli oleh Reki Kawahara telah diumumkan.", "question_text": "Kapan serial Accel World pertama kali terbit ?", "answers": [{"text": "Februari 2009", "start_byte": 195, "limit_byte": 208}]} {"id": "2172611341085922923-1", "language": "indonesian", "document_title": "Star Wars", "passage_text": "Film ini terdiri dari enam film yang dibagi menjadi dua trilogi: trilogi sekuel (trilogi asli) dan trilogi prekuel (trilogi baru). Film pertama dari seri ini dirilis pada 25 Mei 1977, dengan judul Star Wars Episode IV: A New Hope, oleh 20th Century Fox, dan menjadi peristiwa penting dalam budaya popular di seluruh dunia, diikuti oleh dua sekuel, yang dirilis masing-masing dalam selang waktu tiga tahun. Enam belas tahun setelah film terakhir dari trologi asli dirilis, film pertama dari trilogi prekuel dirilis. Tiga film prekuel juga dirilis dengan selang waktu tiga tahun, yang mana film terkahir dari trilogi prekuel dirilis pada 19 Mei 2005. Pada Oktober 2012, The Walt Disney Company membeli Lucasfilm sebesar US$4.05 miliar dan mengumumkan bahwa perusahaan ini akan memproduksi tiga film baru, yang mana film pertama, Star Wars Episode VII, direncanakan untuk dirilis pada 2015.[1] 20th Century Fox masih memegang hak distribusi dua trologi pertama Star Wars, memegang hak permanen akan film Episode IV: A New Hope, sementara memegang hak akan Episode I-III, V dan VI sampai Mei 2020.[2]", "question_text": "Kapan serial Star Wars pertama kali dirilis ?", "answers": [{"text": "25 Mei 1977", "start_byte": 171, "limit_byte": 182}]} {"id": "1004044618689280189-6", "language": "indonesian", "document_title": "Perfilman Indonesia", "passage_text": "\nEra awal perfilman Indonesia ini diawali dengan berdirinya bioskop pertama di Indonesia pada 5 Desember 1900 di daerah Tanah Abang, Batavia dengan nama Gambar Idoep yang menayangkan berbagai film bisu.", "question_text": "Kapan industri film di Indonesia dimulai ?", "answers": [{"text": "5 Desember 1900", "start_byte": 94, "limit_byte": 109}]} {"id": "2492582044907490875-0", "language": "indonesian", "document_title": "Soekarno", "passage_text": "jmpl|ka|200px|Soekarno di Konferensi Asia-Afrika\nDr.(H.C.) Ir. H. Soekarno1 (ER, EYD: Sukarno, nama lahir: Koesno Sosrodihardjo) ()[note 1][note 2] adalah Presiden pertama Republik Indonesia yang menjabat pada periode 1945–1967.[5]:11, 81 Ia memainkan peranan penting dalam memerdekakan bangsa Indonesia dari penjajahan Belanda.[6]:26-32 Ia adalah Proklamator Kemerdekaan Indonesia (bersama dengan Mohammad Hatta) yang terjadi pada tanggal 17 Agustus 1945. Soekarno adalah yang pertama kali mencetuskan konsep mengenai Pancasila sebagai dasar negara Indonesia dan ia sendiri yang menamainya.[6]", "question_text": "berapa lamakah presiden soekarno menjabat sebagai negara republik indonesia?", "answers": [{"text": "1945–1967", "start_byte": 218, "limit_byte": 229}]} {"id": "9028233245061140603-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tunas (reproduksi)", "passage_text": "Pada hewan multiseluler renda kompleks sel pada permukaan individu induk dari, menghasilkan individu anak, jika mereka tetap pada organisme induk, sehingga koloni. Tunas ditemukan dalam spons (Porifera), coelenterata (Coelenterata), bryozoa (Bryozoa), tunikata (Tunicata) dan beberapa Annelida (Naidinae).", "question_text": "Bagaimana Bryozoa berkembangbiak?", "answers": [{"text": "renda kompleks sel pada permukaan individu induk dari, menghasilkan individu anak, jika mereka tetap pada organisme induk, sehingga koloni", "start_byte": 24, "limit_byte": 162}]} {"id": "6855582861206068555-14", "language": "indonesian", "document_title": "Maluku", "passage_text": "Bahasa yang digunakan di Provinsi Maluku adalah Bahasa Ambon, yang merupakan salah satu dari rumpun bahasa Melayu timur yang dikenal sebagai bahasa dagang atau trade language. Bahasa yang dipakai di Maluku terkhusus di Ambon sedikit banyak telah dipengaruhi oleh bahasa-bahasa asing, bahasa-bahasa bangsa penjelajah yang pernah mendatangi, menyambangi, bahkan menduduki dan menjajah negeri/tanah Maluku pada masa lampau. Bangsa-bangsa itu ialah bangsa Spanyol, Portugis, Arab, dan Belanda.", "question_text": "Apakah bahasa rakyat Maluku?", "answers": [{"text": "Bahasa Ambon", "start_byte": 48, "limit_byte": 60}]} {"id": "-7444168197530615664-0", "language": "indonesian", "document_title": "Napoli", "passage_text": "jmpl|Pemandangan kota\nNapoli (Inggris: Naples, Latin: Neapolis dari bahasa Yunani: Νέα Πόλις - Néa Pólis (\"Kota Baru\")) merupakan kota terbesar ketiga di Italia setelah Roma dan Milan. Kota ini didirikan pada sekitar abad ke-7 atau 6 SM dan sekarang penduduknya berjumlah 1.000.470 jiwa (31 Mei 2005). Napoli adalah ibu kota regione Campania. Napoli kaya akan tradisi, sejarah, seni dan kebudayaan, dan dikenal sebagai tempat asal pizza serta terkenal akan es krimnya (dinamakan neapolitano).", "question_text": "dimanakah letak Napoli?", "answers": [{"text": "Italia", "start_byte": 164, "limit_byte": 170}]} {"id": "-7885726837957297659-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen Nasional", "passage_text": "Monumen Nasional atau yang populer disingkat dengan Monas atau Tugu Monas adalah monumen peringatan setinggi 132 meter (433 kaki) yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia untuk merebut kemerdekaan dari pemerintahan kolonial Hindia Belanda. Pembangunan monumen ini dimulai pada tanggal 17 Agustus 1961 di bawah perintah presiden Sukarno, dan dibuka untuk umum pada tanggal 12 Juli 1975. Tugu ini dimahkotai lidah api yang dilapisi lembaran emas yang melambangkan semangat perjuangan yang menyala-nyala. Monumen Nasional terletak tepat di tengah Lapangan Medan Merdeka, Jakarta Pusat.", "question_text": "Di manakah letak menara Monas?", "answers": [{"text": "di tengah Lapangan Medan Merdeka, Jakarta Pusat", "start_byte": 567, "limit_byte": 614}]} {"id": "3212979959139232100-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nSelain berisi cerita kepahlawanan (wiracarita), Mahabharata juga mengandung nilai-nilai Hindu, mitologi dan berbagai petunjuk lainnya. Oleh sebab itu kisah Mahabharata ini dianggap suci, teristimewa oleh pemeluk agama Hindu. Kisah yang semula ditulis dalam bahasa Sanskerta ini kemudian disalin dalam berbagai bahasa, terutama mengikuti perkembangan peradaban Hindu pada masa lampau di Asia, termasuk di Asia Tenggara.", "question_text": "Dari agama apakah cerita Mahabrata berasal ?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 219, "limit_byte": 224}]} {"id": "8303351318913066361-6", "language": "indonesian", "document_title": "Thailand", "passage_text": "\nSetelah menikmati rata-rata pertumbuhan tertinggi di dunia dari tahun 1985 hingga 1995 - rata-rata 9% per tahun - tekanan spekulatif yang meningkat terhadap mata uang Kerajaan Thai, Baht, pada tahun 1997 menyebabkan terjadinya krisis yang membuka kelemahan sektor keuangan dan memaksa pemerintah untuk mengambangkan Baht. Setelah sekian lama dipatok pada nilai 25 Baht untuk satu dolar AS, Baht mencapai titik terendahnya pada kisaran 56 Baht pada Januari 1998 dan ekonominya melemah sebesar 10,2% pada tahun yang sama. Krisis ini kemudian meluas ke krisis finansial Asia.", "question_text": "apakah nama mata uang negara Thailand?", "answers": [{"text": "Baht", "start_byte": 183, "limit_byte": 187}]} {"id": "-4995615702806782795-1", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Karibia", "passage_text": "Laut Karibia merupakan salah satu laut terbesar dan memiliki luas wilayah sekitar 2.754.000km² (1.063.000 mil persegi). Titik terdalam laut ini adalah Palung Cayman, antara Kuba dan Jamaika, dengan kedalaman 7.500m (250.000 kaki) di bawah permukaan laut.", "question_text": "Berapa luas Laut Karibia?", "answers": [{"text": "2.754.000km²", "start_byte": 82, "limit_byte": 95}]} {"id": "8162148215746444215-19", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad bin Abdul Wahhab", "passage_text": "Melihat keadaan umat islam yang sudah melanggar akidah, ia mulai merencanakan untuk menyusun sebuah barisan ahli tauhid (muwahhidin) yang diyakininya sebagai gerakan memurnikan dan mengembalikan akidah Islam. Oleh lawan-lawannya, gerakan ini kemudian disebut dengan nama gerakan Wahabiyah.", "question_text": "Apakah gagasan utama Muhammad bin ʿAbd al-Wahhāb?", "answers": [{"text": "menyusun sebuah barisan ahli tauhid", "start_byte": 84, "limit_byte": 119}]} {"id": "5300465311228633126-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gamelan", "passage_text": "Gamelan (Carakan: ꦒꦩꦼꦭ꧀ꦭꦤ꧀) adalah himpunan alat musik yang biasanya menonjolkan demung, saron, peking, gambang, kendang, dan gong. Istilah gamelan merujuk pada instrumen/alatnya, yang mana merupakan satu kesatuan utuh yang diwujudkan dan dibunyikan bersama. Kata Gamelan sendiri berasal dari bahasa Jawa Gamel yang berarti memukul/menabuh, diikuti akhiran an yang menjadikannya kata benda. Orkes gamelan kebanyakan terdapat di pulau Jawa, Madura, Bali, dan Lombok di Indonesia dalam berbagai jenis ukuran dan bentuk himpunan alat musik. Di Bali dan Lombok saat ini, dan di Jawa lewat abad ke-18, istilah gong lebih dianggap sinonim dengan gamelan.", "question_text": "Dari manakah musik gamelan berasal ?", "answers": [{"text": "Jawa, Madura, Bali, dan Lombok", "start_byte": 450, "limit_byte": 480}]} {"id": "5378204101624050664-6", "language": "indonesian", "document_title": "Angsa batu kaki biru", "passage_text": "kiri|jmpl|Leher dan kepala angsa batu kaki biru menunjukkan warna dan paruh yang khas\n\nAngsa batu kaki biru rata-rata berukuran 81cm (32in) dan berat 1.5kg (3.3lb), dengan betina yang sedikit lebih besar daripada jantan. Sayapnya panjang, runcing dan berwarna coklat. Leher dan kepalanya coklat muda dengan garis-garis putih sedangkan perut dan bagian bawah memiliki bulu putih bersih.[11] Matanya berwarna kuning yang khas, dengan jantan iris yang lebih kuning dibanding betina. Anaknya memiliki paruh dan kaki yang hitam dan mereka dibalut bulu putih yang lembut.[9]", "question_text": "Apa warna asli Angsa batu kaki biru?", "answers": [{"text": "coklat", "start_byte": 260, "limit_byte": 266}]} {"id": "-8070544266813314309-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kendal", "passage_text": "Kabupaten Kendal dan terletak 25km di sebelah barat Kota Semarang Kendal dilalui jalan Pantura (jalan negara) yang menghubungkan Jakarta-Semarang-Surabaya. Kendal mempunyai luas wilayah sebesar 1.002,23 Km2 untuk daratan dan luas wilayah sebesar 313,20 Km2 totalnya seluas 1315,43 Km2 yang terbagi menjadi 20 Kecamatan dengan 265 Desa serta 20 Kelurahan.", "question_text": "Berapakah luas Kabupaten Kendal ?", "answers": [{"text": "1315,43 Km2", "start_byte": 273, "limit_byte": 284}]} {"id": "-5020297862814139144-1", "language": "indonesian", "document_title": "Patean, Kendal", "passage_text": "Luas keseluruhan wilayah Kecamatan Patean sekitar 92,94 Km2. Dari total luas ini, sebagian besar digunakan sebagai tanah tegalan 34,43 persen, hutan 19,99 persen, perkebunan 17,89 persen dan tanah persawahan 15,29 persen. Sedangkan sisanya, dimanfaatkan sebagai tanah pekarangan dan keperluan lainnya, seperti untuk jalan, pemakaman, pertokoan, dsb. Wilayah Kecamatan Patean terbagi menjadi 14 desa, yaitu Desa Pakisan, Plososari, Wirosari, Pagersari, Selo, Curugsewu, Gedong, Sukomangli, Kalibareng, Kalilumpang, Kalices, Sidokumpul, dan Sidodadi. Desa dengan wilayah terluas adalah Desa Sidodadi dengan luas 23,03 Km2 (24,78 persen). Sedangkan desa dengan wilayah paling kecil adalah Desa Sukomangli dengan luas 1,96 Km2 (2,11 persen).", "question_text": "Berapa luas kecamatan Patean?", "answers": [{"text": "92,94 Km2", "start_byte": 50, "limit_byte": 59}]} {"id": "-2180173628352200492-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arab Saudi", "passage_text": "\nArab Saudi[lower-alpha 1] (/ˌsɔːdiː əˈreɪbiə/(listen), /ˌsaʊ-/(listen)) (Arab: المملكة العربية السعودية), secara resmi di kenal sebagai Kerajaan Arab Saudi atau Kingdom of Saudi Arabia (KSA),[lower-alpha 2] adalah sebuah negara Arab di Asia Barat yang mencakup hampir keseluruhan wilayah Semenanjung Arabia. Dengan luas wilayah kira-kira 2,150,000km2 (830,000sqmi), Arab Saudi secara geografis merupakan negara terbesar ke lima di Asia dan kedua terbesar di Dunia Arab setelah Aljazair. Arab Saudi berbatasan langsung dengan Yordania dan Irak ke utara, Kuwait ke timur laut, Qatar, Bahrain, dan Uni Emirat Arab ke timur, Oman ke tenggara, dan Yaman ke selatan. Negara ini terpisah dengan Israel dan Mesir oleh Teluk Aqaba. Negara ini adalah satu-satunya negara yang memiliki dua pesisir penting, yakni Laut Merah dan Teluk Persia, dan sebagian besar wilayah Arab Saudi merupakan gurun pasir.", "question_text": "berapakah luas Arab Saudi?", "answers": [{"text": "2,150,000km", "start_byte": 371, "limit_byte": 382}]} {"id": "-8239101745972246328-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stroganoff daging sapi", "passage_text": "Stroganoff daging sapi (bahasa Rusia: бефстроганов befstróganov[1] ; bahasa Inggris: beef Stroganoff) atau Stroganov daging sapi adalah sajian daging sapi khas dari Rusia, yaitu daging sapi yang ditumis lalu disajikan dalam saus dengan smetana (krim asam). Dari asal-usulnya di Rusia pertengahan abad ke-19, hidangan ini telah populer di seluruh dunia, dengan variasi yang cukup banyak dari resep aslinya.", "question_text": "darimanakah asal kata Stroganov ?", "answers": [{"text": "bahasa Rusia", "start_byte": 24, "limit_byte": 36}]} {"id": "-1005240822638963803-0", "language": "indonesian", "document_title": "Scream 3", "passage_text": "Scream 3 merupakan sebuah film horor yang sebagian besar berlokasi di California. Film yang disutradarai oleh Wes Craven ini pemainnya antara lain adalah David Arquette, Neve Campbell, Courteney Cox Arquette, Patrick Dempsey, Jenny McCarthy, Parker Posey, Deon Richmond, dan masih banyak lagi. Tanggal rilisnya pada 4 Februari 2000. Film ini adalah serial ketiga dari Serial film Scream.", "question_text": "Kapan serial Scream ketiga dirilis ?", "answers": [{"text": "4 Februari 2000", "start_byte": 316, "limit_byte": 331}]} {"id": "4369987882163203399-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pembela Tanah Air", "passage_text": "\n\nTentara Sukarela Pembela Tanah Air atau PETA(郷土防衛義勇軍,kyōdo bōei giyūgun) adalah kesatuan militer yang dibentuk Jepang di Indonesia dalam masa pendudukan Jepang. Tentara Pembela Tanah Air dibentuk pada tanggal 3 Oktober 1943 berdasarkan maklumat Osamu Seirei No 44 yang diumumkan oleh Panglima Tentara Ke-16, Letnan Jendral Kumakichi Harada sebagai Tentara Sukarela. Pelatihan pasukan Peta dipusatkan di kompleks militer Bogor yang diberi nama Jawa Bo-ei Giyûgun Kanbu Resentai.", "question_text": "Kapankah PETA berdiri ?", "answers": [{"text": "3 Oktober 1943", "start_byte": 228, "limit_byte": 242}]} {"id": "2601978919872393141-15", "language": "indonesian", "document_title": "Aksi 9 September 1796", "passage_text": "Aksi tersebut telah digambarkan sebagai mengambang oleh sejarawan Britania C. Northcote Parkinson karena tidak ada pihak yang bisa mencapai hasil yang menentukan. Parkinson juga mengkritik tajam terhadap Clark dan Waller, menuduh mereka gagal untuk mempersiapkan pertempuran dengan benar atau melakukan manuver kapal dengan efektif di bawah tembakan.[23] Selama pertempuran, tidak ada pihak yang benar-benar mengejar hasil yang menentukan, keduanya tidak mau mengambil risiko kerusakan yang akan membahayakan misi mereka. Perintah Sercey adalah menyerang jalur perdagangan Britania, bukan untuk melawan kapal perang berat dan berakibat mengalami kerusakan: pertempuran tersebut sangat membatasi kesempatannya untuk menggerogoti pelayaran saudagar Britania di Hindia Timur pada tahun 1796.[16][20] Lucas berupaya menghalangi jalan Sercey melalui Selat Malaka, namun sadar bahwa kapalnya, meski besar dan kuat, kalah dalam jumlah dan persenjataan dalam pertempuran tersebut, terutama mengingat ukuran lini utama Perancis, yang terdiri dari kapal dengan baterai dari meriam panjang 18 pon dan termasuk Forte, salah satu fregat terbesar di laut saat itu.[23] William James menganggap bahwa jika anginnya lebih bersahabat, Lucas mungkin bisa memotong dan menawan setidaknya dua kapal fregat Perancis, namun jika Sercey mencoba aksi satron (naik dan menguasai kapal) terhadap ship of the line, awak kapalnya yang lebih banyak mungkin telah sukses merebut kapal-kapal mereka.[22]", "question_text": "Mengapa Aksi 9 September 1796 berakhir mengambang?", "answers": [{"text": "tidak ada pihak yang bisa mencapai hasil yang menentukan", "start_byte": 105, "limit_byte": 161}]} {"id": "-65275119662123075-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Indonesia", "passage_text": "Sejarah Indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimulai sejak zaman prasejarah berdasarkan penemuan \"Manusia Jawa\" yang berusia 1,7 juta tahun yang lalu. Periode sejarah Indonesia dapat dibagi menjadi lima era: Era Prakolonial, munculnya kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha serta Islam di Jawa dan Sumatera & Kalimantan yang terutama mengandalkan perdagangan; Era Kolonial, masuknya orang-orang Eropa (terutama Belanda dan Portugis) yang menginginkan rempah-rempah mengakibatkan penjajahan oleh Belanda selama sekitar 3,5 abad antara awal abad ke-17 hingga pertengahan abad ke-20; Era Kemerdekaan Awal, pasca-Proklamasi Kemerdekaan Indonesia (1945) sampai jatuhnya Soekarno (1966); Era Orde Baru, 32 tahun masa pemerintahan Soeharto (1966–1998); serta Orde Reformasi yang berlangsung sampai sekarang.", "question_text": "negara manakah yang paling lama menjajah Indonesia?", "answers": [{"text": "Belanda", "start_byte": 514, "limit_byte": 521}]} {"id": "-2157401731098599290-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "Siapakah mangaka Masashi Kishimoto?", "answers": [{"text": "Mangaka Jepang", "start_byte": 89, "limit_byte": 103}]} {"id": "7503747697907641989-3", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Pramuka Indonesia", "passage_text": "Gerakan Pramuka atau Kepanduan di Indonesia telah dimulai sejak tahun 1923 yang ditandai dengan didirikannya (in Dutch) Nationale Padvinderij Organisatie (NPO) di Bandung.[1] Sedangkan pada tahun yang sama, di Jakarta didirikan (in Dutch) Jong Indonesische Padvinderij Organisatie (JIPO).[1] Kedua organisasi cikal bakal kepanduan di Indonesia ini meleburkan diri menjadi satu, bernama (in Dutch) Indonesische Nationale Padvinderij Organisatie (INPO) di Bandung pada tahun 1926.[1]", "question_text": "Kapan gerakan Kepanduan didirikan?", "answers": [{"text": "1923", "start_byte": 70, "limit_byte": 74}]} {"id": "-3859984375652135659-0", "language": "indonesian", "document_title": "János Kádár", "passage_text": "János Kádár (//; Hungarian:[ˈjaːnoʃ ˈkaːdaːr]; 26 Mei 1912 – 6 Juli 1989) adalah Pemimpin Republik Rakyat Hongaria dan Sekretaris Jenderal Partai Buruh Sosialis Hongaria, yang memimpin negara dari tahun 1956 sampai ia mengundurkan diri pada tahun 1988. Ia menjabat selama 32 tahun. Karena usia, penurunan kondisi kesehatan, dan menurunnya kemampuan politik, Kádár pensiun sebagai Sekretaris Jenderal pada tahun 1988, dan generasi muda yang sebagian besar terdiri dari kaum reformis mengambil alih kepemimpinan.", "question_text": "Kapan János Kádár meninggal?", "answers": [{"text": "6 Juli 1989", "start_byte": 72, "limit_byte": 83}]} {"id": "-735153511984546418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kondensator", "passage_text": "\nKondensator atau sering disebut sebagai kapasitor adalah suatu alat yang dapat menyimpan energi di dalam medan listrik, dengan cara mengumpulkan ketidakseimbangan internal dari muatan listrik. Kondensator memiliki satuan yang disebut Farad dari nama Michael Faraday. Kondensator juga dikenal sebagai \"kapasitor\", namun kata \"kondensator\" masih dipakai hingga saat ini. Pertama disebut oleh Alessandro Volta seorang ilmuwan Italia pada tahun 1782 (dari bahasa Itali condensatore), berkenaan dengan kemampuan alat untuk menyimpan suatu muatan listrik yang tinggi dibanding komponen lainnya. Kebanyakan bahasa dan negara yang tidak menggunakan bahasa Inggris masih mengacu pada perkataan bahasa Italia \"condensatore\", bahasa Perancis condensateur, Indonesia dan Jerman Kondensator atau Spanyol Condensador.", "question_text": "Untuk apakah kapasitor digunakan ?", "answers": [{"text": "menyimpan energi di dalam medan listrik", "start_byte": 80, "limit_byte": 119}]} {"id": "-8622614154415049927-0", "language": "indonesian", "document_title": "Duryodana", "passage_text": "\nDuryodana (Sanskerta: दुर्योधन; Duryodhana) atau Suyodana adalah tokoh antagonis yang utama dalam wiracarita Mahabharata, musuh utama para Pandawa. Duryodana merupakan inkarnasi dari Iblis Kali. Ia lahir dari pasangan Dretarastra dan Gandari. Duryodana merupakan saudara yang tertua di antara seratus Korawa. Ia menjabat sebagai raja di Kerajaan Kuru dengan pusat pemerintahannya di Hastinapura.", "question_text": "siapakah karakter antagonis utama wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Duryodana", "start_byte": 1, "limit_byte": 10}]} {"id": "-6441868071456743193-0", "language": "indonesian", "document_title": "Carlos III dari Spanyol", "passage_text": "Carlos III ([Carlos]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help); [Carlo]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help); ) adalah Raja Spanyol dan Hindia Spanyol (1759-1788), setelah memerintah Napoli sebagai Carlo VII dan Sisilia sebagai Carlo V (1734-1759). Ia adalah putra kelima Philippe V dari Spanyol, dan putra sulung istri kedua Philippe, Isabel Farnese. Pada tahun 1731, Carlos yang berusia lima belas tahun menjadi Adipati Parma dan Piacenza, sebagai Carlo I, setelah kematian kakek (pamanda ibundanya) Antonio Farnese yang meninggal tanpa keturunan.", "question_text": "siapakah orang tua dari Carlos III?", "answers": [{"text": "Philippe V dari Spanyol, dan putra sulung istri kedua Philippe, Isabel Farnese", "start_byte": 291, "limit_byte": 369}]} {"id": "7168954885115667184-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Barat", "passage_text": "Ibukotanya ialah Mamuju. Luas wilayahnya sekitar 16,796.19km². Suku-suku yang ada di provinsi ini terdiri dari Suku Mandar (49,15%), Toraja (13,95%), Bugis (10,79%), Jawa (5,38%), Makassar (1,59%) dan suku lainnya (19,15%).", "question_text": "Berapakah luas wilayah Sulawesi Barat ?", "answers": [{"text": "16,796.19km²", "start_byte": 49, "limit_byte": 62}]} {"id": "5347893960262963848-0", "language": "indonesian", "document_title": "Piksel", "passage_text": "Piksel adalah unsur gambar atau representasi sebuah titik terkecil dalam sebuah gambar grafis yang dihitung per inci.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan piksel ?", "answers": [{"text": "unsur gambar atau representasi sebuah titik terkecil dalam sebuah gambar grafis yang dihitung per inci", "start_byte": 14, "limit_byte": 116}]} {"id": "-284970836432368121-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "Kekristenan muncul dari wilayah Levant (sekarang Palestina dan Israel) mulai pertengahan abad pertama Masehi. Asalnya Kekristenan dimulai di kota Yerusalem dan mulai menyebar ke wilayah Timur Dekat, termasuk ke Siria, Asyur, Mesopotamia, Fenisia, Asia Minor, Yordania dan Mesir. Sekitar 15 tahun setelahnya Kekristenan mulai memasuki Eropa Selatan dan berkembang di sana. Sementara itu juga terjadi penyebaran di Afrika Utara serta Asia Selatan dan Eropa Timur. Pada abad ke-4 Kekristenan telah dijadikan agama negara oleh Dinasti Arsakid di Armenia pada tahun 301, \"Caucasian Iberia\" (atau Republik Georgia) pada tahun 319,[1][2] Kekaisaran Aksum di Etiopia pada tahun 325,[3][4] dan Kekaisaran Romawi pada tahun 380 M.", "question_text": "kapankah agama kristen muncul pertama kali?", "answers": [{"text": "abad pertama Masehi", "start_byte": 89, "limit_byte": 108}]} {"id": "7600855692117109104-0", "language": "indonesian", "document_title": "Indonesia pada Olimpiade", "passage_text": "Indonesia pertama kali mengikuti Olimpiade pada tahun 1952 di Helsinki, Finlandia dan telah mengirimkan atlet untuk berkompetisi dalam setiap Olimpiade Musim Panas, kecuali pada tahun 1964 di Tokyo, Jepang karena kontroversi menyangkut GANEFO dan pada tahun 1980 di Moskwa, Rusia, ketika Indonesia turut serta dalam boikot yang dipimpin AS pada Olimpiade Musim Panas 1980 sehubungan dengan perang Soviet-Afganistan. Indonesia belum pernah berpartisipasi dalam Olimpiade Musim Dingin.", "question_text": "Kapan Indonesia mengikuti Olimpiade pertama kali?", "answers": [{"text": "1952", "start_byte": 54, "limit_byte": 58}]} {"id": "-7479264714781558144-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet Indonesia", "passage_text": "Sejarah internet Indonesia dimulai pada awal tahun 1990-an. Saat itu jaringan internet di Indonesia lebih dikenal sebagai paguyuban network, di mana semangat kerjasama, kekeluargaan & gotong royong sangat hangat dan terasa di antara para pelakunya. Agak berbeda dengan suasana Internet Indonesia pada perkembangannya kemudian yang terasa lebih komersial dan individual di sebagian aktivitasnya, terutama yang melibatkan perdagangan Internet.\nSejak 1988, ada pengguna awal Internet di Indonesia yang memanfaatkan dan untuk mengakses internet.", "question_text": "Kapankah komputer pertama kali masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1990", "start_byte": 51, "limit_byte": 55}]} {"id": "8941302563869135373-3", "language": "indonesian", "document_title": "Julia Gillard", "passage_text": "Gillard lahir di Wales, Inggris pada tahun 1961. Ia dan keluarganya pindah ke Adelaide, Australia setelah Gillard diagnosa terkena bronkopneumonia. Karena imigrasi ini, keluarga Gillard memiliki kewarganegaraan ganda sampai Julia Gillard sendiri meninggalkan kewarganegaraan Inggrisnya. Di Australia, Gillard bersekolah di Unley College hingga ia mendaftar kuliah di University of Adelaide. Ia pindah lagi ke University of Melbourne pada tahun 1986. Setelah lulus, Gillard bekerja sebagai pengacara hingga ia mengundurkan diri pada tahun 1998 untuk mengejar karier politik.", "question_text": "tahun berapakah Gillie dilahirkan?", "answers": [{"text": "1961", "start_byte": 43, "limit_byte": 47}]} {"id": "-2034843255913739193-2", "language": "indonesian", "document_title": "Cho Kyuhyun", "passage_text": "Pertama kali Kyuhyun tampil di media sebagai anggota Super Junior pada liputan jacket photoshoot single \"U\", 23 Mei 2006. Penampilan debut Kyuhyun adalah pada tanggal 26 Mei 2006 di SBS I-Concert, saat itu ia turut menampilkan single \"U\". Penampilan tersebut juga adalah penampilan pertama Super Junior sebagai grup permanen dan bukan lagi grup proyek. .", "question_text": "Kapan Cho Kyuhyun mulai menjadi penyanyi?", "answers": [{"text": "26 Mei 2006", "start_byte": 167, "limit_byte": 178}]} {"id": "-3703204879259779508-11", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardo da Vinci", "passage_text": "Leonardo da Vinci wafat di Clos Lucé, Perancis pada tanggal 2 Mei 1519, dan dimakamkan di Kapel St. Hubert di kastel Amboise, Perancis.", "question_text": "Di mana makam Leonardo da Vinci?", "answers": [{"text": "Kapel St. Hubert di kastel Amboise, Perancis", "start_byte": 91, "limit_byte": 135}]} {"id": "-8379738335057554418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Diponegoro", "passage_text": "Perang Diponegoro yang juga dikenal dengan sebutan Perang Jawa (Inggris:The Java War, Belanda: De Java Oorlog adalah perang besar dan berlangsung selama lima tahun (1825-1830) di Pulau Jawa, Hindia Belanda (sekarang Indonesia). Perang ini merupakan salah satu pertempuran terbesar yang pernah dialami oleh Belanda selama masa pendudukannya di Nusantara, melibatkan pasukan Belanda di bawah pimpinan Jenderal Hendrik Merkus de Kock[7] yang berusaha meredam perlawanan penduduk Jawa di bawah pimpinan Pangeran Diponegoro. Akibat perang ini, penduduk Jawa yang tewas mencapai 200.000 jiwa, sementara korban tewas di pihak Belanda berjumlah 8.000 tentara Belanda dan 7000 serdadu pribumi. Akhir perang menegaskan penguasaan Belanda atas Pulau Jawa.[8]", "question_text": "Siapa pihak yang menang dalam Perang Diponegoro?", "answers": [{"text": "Belanda", "start_byte": 720, "limit_byte": 727}]} {"id": "3778032078360456979-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taghribat Bani Hilal", "passage_text": "\nAl-Sirah al-Hilaliyyah (Arabic: السيرة الهلالية‎, romanized:al-sīrah al-hilāliyah) atau Taghribat Bani Hilal (Arabic: تغريبة بني هلال‎, romanized:Taghrībat Banī hilāl), juga dikenal sebagai Sirat Bani Hilal (Arabic: سيرة بني هلال‎, romanized:Sīrat Banī Hilāl, lit.'Riwayat Bani Hilal') atau epos al-Hilali, adalah sebuah sastra lisan epos Arab yang menuturkan kisah perjalanan Suku Badui dari Banu Hilal yang bermula dari Nejd di Arab menuju Tunisia dan Aljazair melewati Mesir. Disusun berdasarkan peristiwa sejarah yang terjadi pada abad ke-11. Banu Hilal berkuasa di Afrika Utara bagian tengah selama lebih dari satu abad sebelum digulingkan oleh saingan mereka yang berasal dari Maroko. Epos ini berupa cerita rakyat yang disampaikan secara lisan, dan tidak memiliki tanggal penciptaan. Bersumber dari lusinan puisi epos lisan yang berkembang dalam tradisi masyarakat Arab antara Abad Pertengahan dan abad ke-19, Sirat Bani Hilal saat ini adalah satu-satunya seni musik utuh yang masih dilakukan. Epos ini dulunya tersebar luas di seluruh Timur Tengah, kini hanya dilakukan di Mesir. Pada tahun 2008 epos ini dimasukkan dalam Daftar Warisan Budaya Takbenda UNESCO.[1]", "question_text": "Bahasa apa yang digunakan dalam epos al-Hilali?", "answers": [{"text": "Arab", "start_byte": 392, "limit_byte": 396}]} {"id": "9161865741318657307-1", "language": "indonesian", "document_title": "Paskah", "passage_text": "Paskah juga merujuk pada masa di dalam kalender gereja yang disebut masa Paskah, yaitu masa yang dirayakan dulu selama empat puluh hari sejak Minggu Paskah (puncak dari Pekan Suci) hingga hari Kenaikan Yesus namun sekarang masa tersebut diperpanjang hingga lima puluh hari, yaitu sampai dengan hari Pentakosta (yang artinya \"hari kelima puluh\" – hari ke-50 setelah Paskah, terjadi peristiwa turunnya Roh Kudus). Minggu pertama di dalam masa Paskah dinamakan Oktaf Paskah oleh Gereja Katolik Roma. Hari Paskah juga mengakhiri perayaan Pra-Paskah yang dimulai sejak empat puluh hari sebelum Kamis Putih, yaitu masa-masa berdoa, penyesalan, dan persiapan berkabung.", "question_text": "Berapa lama perayaan Paskah berlangsung?", "answers": [{"text": "empat puluh hari sejak Minggu Paskah (puncak dari Pekan Suci) hingga hari Kenaikan Yesus namun sekarang masa tersebut diperpanjang hingga lima puluh hari, yaitu sampai dengan hari Pentakosta", "start_byte": 119, "limit_byte": 309}]} {"id": "4959291980754936062-3", "language": "indonesian", "document_title": "Imigrasi", "passage_text": "Paspor Republik Indonesia adalah dokumen perjalanan yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Imigrasi, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, dan perwakilan RI di luar negeri. Paspor ini hanya diberikan kepada Warga Negara Indonesia", "question_text": "Dimanakah tempat pengurusan paspor ?", "answers": [{"text": "Direktorat Jenderal Imigrasi", "start_byte": 74, "limit_byte": 102}]} {"id": "4063042060445184468-0", "language": "indonesian", "document_title": "Genetika", "passage_text": "\n\nGenetika (kata serapan dari bahasa Belanda: genetica, adaptasi dari bahasa Inggris: genetics, dibentuk dari kata bahasa Yunani: γέννω, genno yang berarti \"melahirkan\") adalah cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat pada organisme maupun suborganisme (seperti virus dan prion). Secara singkat dapat juga dikatakan bahwa genetika adalah ilmu tentang gen dan segala aspeknya. Istilah \"genetika\" diperkenalkan oleh William Bateson pada suatu surat pribadi kepada Adam Chadwick dan ia menggunakannya pada Konferensi Internasional tentang Genetika ke-3 pada tahun 1906.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ilmu genetika ?", "answers": [{"text": "cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat pada organisme maupun suborganisme (seperti virus dan prion)", "start_byte": 182, "limit_byte": 290}]} {"id": "-1880572383777244639-1", "language": "indonesian", "document_title": "Miss Universe", "passage_text": "Nama Miss Universe pertama kali digunakan oleh International Pageant of Pulchritude pada tahun 1926. Kontes ini diadakan setiap tahun sampai 1935, hingga Perang Dunia II membuat acara ini terhenti.\nKontes Miss Universe saat ini didirikan pada tahun 1952 oleh Pacific Knitting Mills, perusahaan pakaian dan produsen Catalina Swimwear yang berbasis di California. Perusahaan tersebut menjadi sponsor kontes Miss America sampai tahun 1951, ketika pemenangnya, Yolande Betbeze, menolak berpose untuk gambar publisitas dengan mengenakan salah satu pakaian renang mereka. Jadi pada tahun 1952, Pacific Knitting Mills menyelenggarakan kontes Miss USA dan Miss Universe, mensponsori mereka selama beberapa waktu.", "question_text": "siapakah pendiri ajang Miss Universe?", "answers": [{"text": "Pacific Knitting Mills", "start_byte": 259, "limit_byte": 281}]} {"id": "-2747590528033086551-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Rolling Stones", "passage_text": "Band dengan formasi kuintet ini didirikan oleh Brian Jones (kelahiran Cheltenham, Inggris, 28 Februari 1942). Ia meninggalkan Cheltenham dan pergi ke London untuk membuat grup musik. Sebelum mendirikan The Rolling Stones, Brian sempat bergabung dengan band Cheltone Six (Sebagai pemain klarinet) dan The Ramrods. Ketika di London, Brian bertemu dengan Mick Jagger dan Keith Richards, yang di mana akhirnya mereka bertiga membentuk sebuah grup musik yang bernama Little Blue & The Blue Boys", "question_text": "siapakah pendiri Rolling stones?", "answers": [{"text": "Brian Jones", "start_byte": 47, "limit_byte": 58}]} {"id": "-2242220112894754797-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rovio Entertainment", "passage_text": "Rovio Entertainment Ltd. atau Rovio adalah pengembang permainan video dan perusahaan hiburan Finlandia yang bermarkas di Espoo. Perusahaan ini didirikan pada tahun 2003 sebagai pengembang permainan ponsel yang bernama Relude, dan pada tahun 2005 berganti menjadi Rovio. Perusahaan ini dikenal melalui permainan terbaiknya Angry Birds.", "question_text": "Kapan Rovio Entertainment berdiri ?", "answers": [{"text": "2003", "start_byte": 164, "limit_byte": 168}]} {"id": "-7196473649935296871-18", "language": "indonesian", "document_title": "Transistor", "passage_text": "BJT (Bipolar Junction Transistor) adalah salah satu dari dua jenis transistor. Cara kerja BJT dapat dibayangkan sebagai dua diode yang terminal positif atau negatifnya berdempet, sehingga ada tiga terminal. Ketiga terminal tersebut adalah emiter (E), kolektor (C), dan basis (B).", "question_text": "Bagaimana Cara kerja BJT?", "answers": [{"text": "dua diode yang terminal positif atau negatifnya berdempet, sehingga ada tiga terminal", "start_byte": 120, "limit_byte": 205}]} {"id": "7315368916167869770-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tes MMPI", "passage_text": "Starke R Hathaway dan JC McKinley pada awalnya menggabungkan 1000 item terpilih dari berbagai sumber, termasuk sejarah kasus, laporan psikologis, buku bacaan dan tes yang sudah ada.[3] Kemudian mereka memilih 504 item yang dinilai independen satu sama lain.[3] Skala lalu ditentukan secara empiris dengan memberikan item kepada kelompok kriteria dan kelompok kontrol.[3] Kelompok kriteria yang digunakan untuk mengembangkan MMPI terdiri dari pasien psikiatri di University of Minnesota Hospital.[3] Pasien psikiatri tersebut dibagi menjadi delapan kelompok berdasarkan diagnosis kejiwaan mereka.[3] Meskipun pada awalnya ada pasien sebanyak 800 orang, tetapi jumlah tersebut secara besar dikurangi untuk mendapatkan kelompok yang homogen melalui kesepakatan yang kuat dengan diagnosis.[3] Delapan kelmpok kriteria akhir terdiri atas setidaknya lima puluh pasien:", "question_text": "siapakah yang menciptakan Tes MMPI?", "answers": [{"text": "Starke R Hathaway dan JC McKinley", "start_byte": 0, "limit_byte": 33}]} {"id": "8188311833039411826-16", "language": "indonesian", "document_title": "Hachikō", "passage_text": "Film Hachikō Monogatari karya sutradara Seijirō Kōyama mulai diputar di Jepang, Oktober 1987. Pada bulan berikutnya diresmikan patung Hachikō di kota kelahirannya, Ōdate. Monumen peringatan ulang tahun Hachikō ke-80 didirikan 12 Oktober 2003 di lokasi rumah kelahiran Hachikō di Ōdate. Sebuah drama spesial tentang Hachikō ditayangkan jaringan televisi Nippon Television pada tahun 2006. Drama sepanjang dua jam tersebut diberi judul Densetsu no Akitaken Hachi (Legenda Hachi si Anjing Akita). Pada tahun 2009 film Hachiko: A Dog's Story[1] karya sutradara Lasse Hallström mulai diputar dan dibintangi oleh Richard Gere dan Joan Allen.", "question_text": "siapakah sutradara Hachiko: A Dog's Story?", "answers": [{"text": "Lasse Hallström", "start_byte": 566, "limit_byte": 582}]} {"id": "8137478159479150148-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanada", "passage_text": "Kanada, secara historis dikenal sebagai Dominion of Canada adalah negara paling utara di Amerika Utara. Merupakan federasi dari 10 provinsi dan 3 teritori dengan sistem desentralisasi dan pemerintahan berbentuk monarki konstitusional. Dibentuk tahun 1867 dengan undang-undang Konfederasi. Ibu kota Kanada adalah Ottawa tempat parlemen nasional, tempat tinggal Gubernur Jenderal dan Perdana Menteri. Merupakan bekas jajahan Perancis dan Britania Raya. Kanada adalah anggota La Francophonie dan negara Persemakmuran. Kanada merupakan negara terluas di Amerika Utara. Luas negara Kanada adalah 9.970.610 kilometer persegi. Kanada digolongkan negara maju dan ekonominya tergantung terutama pada ketersediaan hasil alam yang melimpah.", "question_text": "berapakah umur negara Kanada?", "answers": [{"text": "1867", "start_byte": 250, "limit_byte": 254}]} {"id": "6509961022166188200-0", "language": "indonesian", "document_title": "SCTV", "passage_text": "SCTV (singkatan dari Surya Citra Televisi) adalah sebuah stasiun televisi swasta nasional di Indonesia. SCTV merupakan stasiun televisi swasta kedua di Indonesia setelah RCTI. SCTV lahir pada tanggal 24 Agustus 1990 sebagai stasiun televisi lokal di Surabaya yang berpusat di Jl. Darmo Permai, Surabaya, Jawa Timur. Meski tanggal itu ditetapkan sebagai tanggal lahir SCTV, namun baru tanggal 1 Januari 1993, SCTV mendapatkan izin sebagai stasiun televisi nasional di Jakarta. Kantor operasional SCTV pun secara bertahap dipindahkan dari Surabaya ke Jakarta, namun studio SCTV tetap berada di Surabaya. Awalnya, mayoritas saham SCTV dimiliki oleh Bimantara Citra melalui anak usahanya, Sindo Citra Media (kini menjadi Surya Citra Media, dengan melakukan merger bersama PT Cipta Aneka Selaras).", "question_text": "Kapan SCTV berdiri ?", "answers": [{"text": "24 Agustus 1990", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "-8323437212907037825-0", "language": "indonesian", "document_title": "Animonsta Studios", "passage_text": "Animonsta Studios Sdn. Bhd. adalah sebuah perusahaan yang mengembangkan konten kreatif untuk pasaran Malaysia dan internasional. Perusahaan ini didirikan oleh Nizam Razak salah seorang pendiri Les' Copaque Production, yang mengeluarkan serial animasi Upin & Ipin dan film animasi Geng: Pengembaraan Bermula.", "question_text": "Siapa pendiri Animonsta Studios?", "answers": [{"text": "Nizam Razak", "start_byte": 159, "limit_byte": 170}]} {"id": "1273607263250420957-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yasser Arafat", "passage_text": "Selanjutnya, Arafat terlibat dalam serangkaian perundingan dengan Israel untuk mengakhiri konflik yang berlangsung selama satu dekade antara negara tersebut di PLO. Di antara perundingan-perundingan ini adalah Konferensi Madrid 1991, Perjanjian Oslo, dan pertemuan di Camp David pada tahun 2000. Lawan-lawan politiknya, seperti kaum Islamis dan faksi kiri PLO, sering menuduhnya sebagai seorang yang korup atau terlalu tunduk kepada persyaratan-persyaratan yang diberikan oleh Israel. Pada saat-saat itu, Hamas dan organisasi-organisasi militan lainnya mulai naik daun dan menggoyahkan pemerintahan yang telah dibangun oleh Fatah dibawah Arafat di Palestina. Pada akhir 2004, setelah diisolasi secara efektif oleh tentara Israel di rumahnya sendiri di Ramallah, Arafat jatuh sakit, mengalami koma dan wafat pada tanggal 11 November 2004, dalam usia 75 tahun. Penyebab penyakit dan kematiannya masih menjadi bahan perdebatan hingga hari ini.", "question_text": "Dimana Yasser Arafat meninggal?", "answers": [{"text": "Ramallah", "start_byte": 752, "limit_byte": 760}]} {"id": "-8965641783478440139-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsumen", "passage_text": "jmpl|250px|Seorang pelanggan yang sedang membeli pernak-pernik di sebuah toko di Rusia\nKonsumen adalah setiap orang pemakai barang dan/atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan.[1] Jika tujuan pembelian produk tersebut untuk dijual kembali (Jawa: kulakan), maka dia disebut pengecer atau distributor.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan konsumen?", "answers": [{"text": "setiap orang pemakai barang dan/atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan", "start_byte": 103, "limit_byte": 291}]} {"id": "-4813315519970552612-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kakawin Nagarakretagama", "passage_text": "Judul kakawin ini, Nagarakretagama artinya adalah \"Negara dengan Tradisi (Agama) yang suci\". Nama Nagarakretagama itu sendiri tidak terdapat dalam kakawin Nagarakretagama. Pada pupuh 94/2, Prapanca menyebut ciptaannya Deçawarnana atau uraian tentang desa-desa. Namun, nama yang diberikan oleh pengarangnya tersebut terbukti telah dilupakan oleh umum. Kakawin itu hingga sekarang biasa disebut sebagai Nagarakretagama. Nama Nagarakretagama tercantum pada kolofon terbitan Dr. J.L.A. Brandes: Iti Nagarakretagama Samapta. Rupanya, nama Nagarakretagama adalah tambahan penyalin Arthapamasah pada bulan Kartika tahun saka 1662 (20 Oktober 1740 Masehi). Nagarakretagama disalin dengan huruf Bali di Kancana.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Nagarakretagama ?", "answers": [{"text": "Negara dengan Tradisi (Agama) yang suci", "start_byte": 51, "limit_byte": 90}]} {"id": "-2401700981570915398-0", "language": "indonesian", "document_title": "Generasi Z", "passage_text": "Generasi Z adalah generasi setelah Generasi Y, yang didefenisikan sebagai orang-orang yang lahir dalam rentang tahun kelahiran 1995 sampai 2014[1].", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Generasi Z?", "answers": [{"text": "orang-orang yang lahir dalam rentang tahun kelahiran 1995 sampai 2014", "start_byte": 74, "limit_byte": 143}]} {"id": "-6901023073416759748-35", "language": "indonesian", "document_title": "Kuba", "passage_text": "Havana adalah kota terbesar dan ibu kotanya; kota-kota utamanya yang lain antara lain adalah Santiago de Cuba dan Camagüey. Sebagian dari kota-kota yang lebih kecil adalah Baracoa yang merupakan permukiman orang-orang Spanyol pertama di Kuba, serta Trinidad dan Bayamo.", "question_text": "apakah nama ibukota kuba?", "answers": [{"text": "Havana", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "-4425886994562671333-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lipase", "passage_text": "\nLipase adalah enzim yang dapat larut dalam air dan bekerja dengan mengkatalisis hidrolisis ikatan ester dalam substrat lipid yang tidak larut air seperti trigliserida berantai panjang.[1] Dengan demikian, lipase tergolong dalam enzim esterase.[1] Enzim ini juga mampu mengkatalisasi pembentukan ikatan ester (esterifikasi) dan pertukaran ikatan ester (transeterifikasi) pada media bukan air.[2] Lipase diproduksi pada karbon berlipid, seperti minyak, asam lemak, dan gliserol.[3] Lipase dari bakteri kebanyakan diproduksi secara ekstraselular.[3] Kebanyakan lipase dapat bekerja pada kisaran pH dan temperatur yang bervariasi, walaupun lipase dari bakteri yang bersifat basa lebih umum.[3] Lipase adalah serina hidrolase dan mempunyai stabilitas yang tinggi dalam larutan organik.[3]", "question_text": "apakah enzim lipase?", "answers": [{"text": "larut dalam air dan bekerja dengan mengkatalisis hidrolisis ikatan ester dalam substrat lipid yang tidak larut air seperti trigliserida berantai panjang", "start_byte": 32, "limit_byte": 184}]} {"id": "8376176587495977211-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (Ottoman Turkish: دولت عليه عثمانیه‎ Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye;[6] sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kesultanan Turki atau Turki saja; (sering pula disebut Kekaisaran Ottoman yang diambil dari ejaan Barat) adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.[7] Setelah 1354, Utsmaniyah melintasi Eropa dan memulai penaklukkan Balkan, mengubah negara Utsmaniyah yang hanya berupa kadipaten kecil menjadi negara lintas benua. Utsmani mengakhiri riwayat Kekaisaran Romawi Timur seiring penaklukan Konstantinopel oleh Mehmed II tahun 1453.[8][9][10]\n\nSepanjang abad ke-16 dan 17, tepatnya pada puncak kekuasaannya di bawah pemerintahan Suleiman Al-Qanuni, Kesultanan Utsmaniyah adalah salah satu negara terkuat di dunia, imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Tenggara, Asia Barat/Kaukasus, Afrika Utara, dan Tanduk Afrika.[11]", "question_text": "Dimanakah Kesultanan Utsmaniyah berkuasa ?", "answers": [{"text": "irikan oleh suku-su", "start_byte": 517, "limit_byte": 536}]} {"id": "-1484885006389268682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sastra", "passage_text": "Sastra (Sanskerta: शास्त्र, shastra) merupakan kata serapan dari bahasa Sanskerta śāstra, yang berarti \"teks yang mengandung instruksi\" atau \"pedoman\", dari kata dasar śās- yang berarti \"instruksi\" atau \"ajaran\". Dalam bahasa Indonesia kata ini biasa digunakan untuk merujuk kepada \"kesusastraan\" atau sebuah jenis tulisan yang memiliki arti atau keindahan tertentu.", "question_text": "Apa definis dari sastra?", "answers": [{"text": "kata serapan dari bahasa Sanskerta śāstra, yang berarti \"teks yang mengandung instruksi\" atau \"pedoman\", dari kata dasar śās- yang berarti \"instruksi\" atau \"ajaran\"", "start_byte": 61, "limit_byte": 229}]} {"id": "-6736279108027829742-11", "language": "indonesian", "document_title": "Statistika", "passage_text": "Ada dua macam statistika, yaitu statistika deskriptif dan statistika inferensial. Statistika deskriptif berkenaan dengan deskripsi data, misalnya dari menghitung rata-rata dan varians dari data mentah; mendeksripsikan menggunakan tabel-tabel atau grafik sehingga data mentah lebih mudah “dibaca” dan lebih bermakna. Sedangkan statistika inferensial lebih dari itu, misalnya melakukan pengujian hipotesis, melakukan prediksi observasi masa depan, atau membuat model regresi.", "question_text": "berapakah jenis statistika?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 4, "limit_byte": 7}]} {"id": "6568417037046210918-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "Apakah merek handphone pertama di dunia?", "answers": [{"text": "DynaTAC", "start_byte": 274, "limit_byte": 281}]} {"id": "4417667917830792130-5", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Yahudi", "passage_text": "Kitab Ibrani disebut Tanakh dan terdiri dari 24 buku yang dihimpun dari 3 kumpulan:", "question_text": "apakah nama Kitab Yahudi?", "answers": [{"text": "Tanakh", "start_byte": 21, "limit_byte": 27}]} {"id": "-9119738248181349447-4", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Penataran", "passage_text": "Kompleks bangunan Candi Penataran menempati areal tanah seluas 12.946 meter persegi berjajar membujur dari barat laut ke timur dan tenggara. Seluruh halaman komplek percandian kecuali yang bagian tenggara dibagi menjadi tiga bagian, yang dipisahkan oleh dua dinding. Untuk lebih mudahnya dalam memahami kompek Candi Penataran, bagian-bagian dari Candi Penataran disebut halaman depan, halaman tengah, dan halaman belakang. Susunan dari komplek Candi Penataran yang sangat unik dan tidak tersusun simetris. Hal ini mengambarkan bahwa pembuatan candi tidak dalam satu periode. Berikut adalah bagian-bagian dari Candi Penataran:", "question_text": "berapakah luas Candi Penataran?", "answers": [{"text": "12.946 meter persegi", "start_byte": 63, "limit_byte": 83}]} {"id": "5383706006063882510-27", "language": "indonesian", "document_title": "Tuberkulosis", "passage_text": "Pengobatan TB menggunakan antibiotik untuk membunuh bakterinya. Pengobatan TB yang efektif ternyata sulit karena struktur dan komposisi kimia dinding sel mikobakteri yang tidak biasa. Dinding sel menahan obat masuk sehingga menyebabkan antibiotik tidak efektif.[70] Dua jenis antibiotik yang umum digunakan adalah isoniazid danrifampicin, dan pengbatan dapat berlangsung berbulan-bulan.[40] Pengobatan TB laten biasanya menggunakan antibiotik tunggal.[71] Penyakit TB aktif sebaiknya diobati dengan kombinasi beberapa antibiotik untuk menurunkan risiko berkembangnya bakteri yang resisten terhadap antibiotik.[6] Pasien dengan infeksi laten juga diobati untuk mencegah munculnya TB aktif di kehidupan selanjutnya.[71] WHO merekomendasikan directly observed therapy atau terapi pengawasan langsung, dimana seorang pengawas kesehatan mengawasi penderita meminum obatnya. Tujuannya adalah untuk mengurangi jumlah penderita yang tidak meminum obat antibiotiknya dengan benar.[72] Bukti yang mendukung terapi pengawasan langsung secara independen kurang baik.[73] Namun, metode dengan cara mengingatkan penderita bahwa pengobatan itu penting ternyata efektif.[74]", "question_text": "Bagaimana cara mengobati Tuberkulosis?", "answers": [{"text": "menggunakan antibiotik untuk membunuh bakterinya", "start_byte": 14, "limit_byte": 62}]} {"id": "483022155064846295-0", "language": "indonesian", "document_title": "Poliester", "passage_text": "\n\nPoliester adalah suatu kategori polimer yang mengandung gugus fungsional ester dalam rantai utamanya. Meski terdapat banyak sekali poliester, istilah \"poliester\" merupakan sebagai sebuah bahan yang spesifik lebih sering merujuk pada polietilena tereftalat (PET). Poliester termasuk zat kimia yang alami, seperti yang kutin dari kulit ari tumbuhan, maupun zat kimia sintetis seperti polikarbonat dan polibutirat.", "question_text": "Apa itu poliester ?", "answers": [{"text": "kategori polimer yang mengandung gugus fungsional ester dalam rantai utamanya", "start_byte": 25, "limit_byte": 102}]} {"id": "-2654967351505560237-1", "language": "indonesian", "document_title": "Richard Arkwright", "passage_text": "\nRichard Arkwright, termuda dari tigabelas bersaudara, dilahirkan di Preston, Lancashire, Inggris pada 23 Desember 1732. Ayahnya Thomas adalah seorang penjahit baju dan seorang burgess Preston Guild. Keluarganya tercatat dalam Preston Guild Rolls yang kini disimpan di Lancashire Record Office. Orangtua Richard, Sarah dan Thomas tidak dapat membiayainya ke sekolah dan mengaturnya agar belajar membaca dan menulis pada sepupunya Ellen. Richard kemudian magang pada Mr. Nicholson, seorang tukang cukur di kota di dekatnya Kirkham dan mulai karyanya membuat 'periwigs' fesyen (rambut palsu) pada waktu itu. Pendapatannya kemudian menjadi pembiayaan awal pembuatan contoh mesin pemintal kapas.", "question_text": "di kota apakah Sir Richard Arkwright dilahirkan?", "answers": [{"text": "Preston", "start_byte": 69, "limit_byte": 76}]} {"id": "-930983149843216336-0", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Standardisasi Nasional", "passage_text": "\n\n\nBadan Standardisasi Nasional merupakan Lembaga pemerintah non-kementerian Indonesia dengan tugas pokok mengembangkan dan membina kegiatan standardisasi di negara Indonesia. Badan ini menggantikan fungsi dari Dewan Standardisasi Nasional (DSN). Dalam melaksanakan tugasnya Badan Standardisasi Nasional berpedoman pada Peraturan Pemerintah No. 102 Tahun 2000 tentang Standardisasi Nasional. Badan ini menetapkan Standar Nasional Indonesia (SNI) yang digunakan sebagai standar teknis di Indonesia. Badan Standardisasi Nasional dibentuk dengan Keputusan Presiden No. 13 Tahun 1997 yang disempurnakan dengan Keputusan Presiden No. 166 Tahun 2000 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non Departemen sebagaimana telah beberapa kali diubah dan yang terakhir dengan Keputusan Presiden No. 103 Tahun 2001, merupakan Lembaga Pemerintah Non Kementerian (LPNK) dengan tugas pokok mengembangkan dan membina kegiatan standardisasi di Indonesia[1].", "question_text": "Kapan Badan Standardisasi Nasional didirikan?", "answers": [{"text": "997", "start_byte": 576, "limit_byte": 579}]} {"id": "-8185508478305634429-0", "language": "indonesian", "document_title": "Li Jiancheng", "passage_text": "Li Jiancheng (Hanzi: 李建成, 589-2 Juli 626) adalah putra mahkota pertama Dinasti Tang namun tak pernah berkesempatan menduduki tahtanya. Ia adalah putra sulung dan calon penerus Li Yuan, sang pendiri Dinasti Tang. Walaupun telah membuktikan dirinya sebagai jenderal yang mampu di medan perang dan memberi kontribusi yang tidak sedikit bagi berdirinya Dinasti Tang, prestasi dan popularitasnya tidak mampu menyaingi adiknya sendiri, Li Shimin. Kedua saudara itu pun terpecah dalam faksi yang saling berlawanan, Li Jiancheng mendapat dukungan dari adiknya yang lain, Li Yuanji, Pangeran Qi. Perselisihan mereka mencapai klimaksnya pada tahun 626, ia dibunuh oleh Li Shimin dalam Kudeta di Gerbang Xuanwu, sementara Li Yuanji juga terbunuh oleh Jenderal Yuchi Jingde, salah seorang bawahan Li Shimin.", "question_text": "Siapakah ayah Li Jiancheng?", "answers": [{"text": "Li Yuan", "start_byte": 182, "limit_byte": 189}]} {"id": "1195202327950780402-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ortodonsia", "passage_text": "Ortodonsia atau ortodontis adalah salah satu cabang ilmu kedokteran gigi. Kata tersebut berasal dari bahasa Latin \"orthodontia\", \"orthos\" artinya merapikan, sedangkan \"dontia\" artinya gigi.[1] Secara terminologi, ortodonsia dapat diartikan sebagai cabang ilmu kedokteran gigi yang melakukan perawatan untuk merapikan gigi dan bertujuan mendapatkan oklusi yang optimal dan fungsional dengan tetap mengutamakan nilai estetika gigi. Selain itu, ilmu ini mengajarkan bagaimana mendiagnosis, mencegah dan memperbaiki susunan gigi atau gusi yang tidak teratur.[2] Dokter spesialis yang telah mendapat pelatihan khusus di sekolah kedokteran gigi setelah lulus dari program pendidikan dokter gigi spesialis dinamakan \"ortodontis\".", "question_text": "Apa itu Ortodonsia?", "answers": [{"text": "salah satu cabang ilmu kedokteran gigi", "start_byte": 34, "limit_byte": 72}]} {"id": "-8629964263666329045-11", "language": "indonesian", "document_title": "Rasul", "passage_text": "Jenjang kerasulan lebih tinggi daripada jenjang kenabian.[11]\nRasul diutus kepada kaum yang kafir, sedangkan nabi diutus kepada kaum yang telah beriman.[12]\nSyari’at para rasul berbeda antara satu dengan yang lainnya, atau dengan kata lain bahwa para rasul diutus dengan membawa syari’at baru.[13]\nNabi yang pertama adalah Adam dan rasul pertama adalah Nuh.[8]\nSeluruh rasul yang diutus, Allah selamatkan dari percobaan pembunuhan yang dilancarkan oleh kaumnya. Adapun nabi, ada di antara mereka yang berhasil dibunuh oleh kaumnya.[14]", "question_text": "siapakah rasul pertama menurut islam?", "answers": [{"text": "Nuh", "start_byte": 357, "limit_byte": 360}]} {"id": "-6317668592488894547-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ranald MacDonald", "passage_text": "Sewaktu masih kecil, ia bertemu tiga pelaut Jepang yang terdampar di Amerika. Salah seorang di antaranya adalah Otokichi. Sanak saudara MacDonald yang suku Indian mengatakan kepadanya bahwa leluhur suku Indian berasal dari Asia. Sejak itu pula ia menjadi tertarik dengan Jepang, dan menduga negeri itu sebagai tanah air saudara jauhnya.[1]", "question_text": "Apa profesi dari Otokichi ?", "answers": [{"text": "pelaut", "start_byte": 37, "limit_byte": 43}]} {"id": "5724365196748512502-0", "language": "indonesian", "document_title": "Try Sutrisno", "passage_text": "Jenderal TNI (Purn.) Try Sutrisno () adalah Wakil Presiden Indonesia ke-6 periode 1993-1998. Sebelum diangkat sebagai Wakil Presiden Indonesia, Try menjabat sebagai Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia.", "question_text": "Apakah jabatan TNI Try Sutrisno sebelum menjadi wakil Presiden Indonesia ke-6?", "answers": [{"text": "Panglima Angkatan Bersenjata Republik Indonesia", "start_byte": 165, "limit_byte": 212}]} {"id": "5237823479399803456-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar suku di Tiongkok", "passage_text": "Daftar ini merupakan daftar suku di Tiongkok dan merupakan daftar resmi yang dikeluarkan oleh pemerintah di Beijing. Menurut daftar ini ada 56 suku resmi yang diakui di dalam lingkup Republik Rakyat Tiongkok. Lima di antaranya digolongkan sebagai suku mayoritas dalam hal jumlah, sisanya adalah suku minoritas yang terkonsentrasi di pedalaman Tiongkok. Di dalam daftar ini termasuk pula daftar suku di Tibet dan Taiwan yang menurut pemerintahan di Beijing adalah wilayah sah Republik Rakyat Tiongkok.", "question_text": "Berapa jumlah suku di Tiongkok?", "answers": [{"text": "56", "start_byte": 140, "limit_byte": 142}]} {"id": "8170195602899000801-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "apakah nama mata uang Korea Selatan?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "5471167720793231499-9", "language": "indonesian", "document_title": "Planet luar tata surya", "passage_text": "Hingga saat ini, ada 519 exoplanet telah ditemukan,[1] termasuk beberapa yang konfirmasi dari klaim kontroversial dari akhir tahun 1980-an. Sistem pertama yang terdeteksi memiliki lebih dari satu planet adalah Upsilon Andromedae. Saat ini diketahui ada sekitar dua puluh Sistem multi-planet yang telah ditemukan. Di antara sistem multi-planet tersebut empat planet merupakan planet pulsar yang mengorbit dua pulsar yang berbeda. Pegamatan Inframerah dari lintasan debu dalam suatu sistem planet ekstrasurya juga menyimpulkan keberadaan jutaan komet dalam beberapa sistem ekstrasurya.", "question_text": "berapakah jumlah planet ekstrasurya yang telah ditemukan manusia?", "answers": [{"text": "519", "start_byte": 21, "limit_byte": 24}]} {"id": "-7022182270854600536-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "\nPulau Bali adalah bagian dari Kepulauan Sunda Kecil sepanjang 153 km dan selebar 112km sekitar 3,2km dari Pulau Jawa. Secara geografis, Bali terletak di 8°25′23″ Lintang Selatan dan 115°14′55″ Bujur Timur yang membuatnya beriklim tropis seperti bagian Indonesia yang lain.", "question_text": "Dimana letak geografis Provinsi Bali?", "answers": [{"text": "8°25′23″ Lintang Selatan dan 115°14′55″ Bujur Timur", "start_byte": 154, "limit_byte": 215}]} {"id": "7795300243576860418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uzbekistan", "passage_text": "\njmpl|ka|260px\nRepublik Uzbekistan (kadang-kadang dieja Uzbekstan atau Ozbekistan)(bahasa Uzbek: O‘zbekiston Respublikasi atau O‘zbekiston Jumhuriyati: Sirilik: Ўзбекистон Республикаси; bahasa Rusia: Республика Узбекистан), adalah sebuah negara antar benua yang terletak sebagian di Asia Tengah dan Eropa Timur yang sebelumnya merupakan bagian dari negara Uni Soviet. Negara dengan wilayah yang terkurung daratan ini berbatasan dengan Kazakhstan di sebelah barat dan utara, Kirgizstan dan Tajikistan di timur dan Afganistan dan Turkmenistan di selatan. Bahasa resmi satu-satunya adalah bahasa Uzbek sebuah bahasa Turkik tetapi bahasa Rusia tetap dipergunakan secara luas, sisa peninggalan pemerintahan Soviet. Sekitar 1 juta suku Tajik sebuah kelompok etnis yang masih serumpun dengan bangsa Persia menghuni negara ini [1] dan merupakan 4,8% dari seluruh jumlah penduduknya.[2] Kata Ozbek terbentuk dari oz (\"sejati/asli\") dan bek (\"pemimpin/bangsawan\") sehingga \"Ozbek\" berarti \"bangsawan\" atau \"pemimpin sejati\".", "question_text": "Dimana letak Uzbekistan?", "answers": [{"text": "sebagian di Asia Tengah dan Eropa Timur", "start_byte": 317, "limit_byte": 356}]} {"id": "-6304117137282088494-15", "language": "indonesian", "document_title": "Yudistira", "passage_text": "Setelah menjadi Raja Amarta, Puntadewa berusaha keras untuk memakmurkan negaranya. Konon terdengar berita bahwa barang siapa yang bisa menikahi puteri Kerajaan Slagahima yang bernama Dewi Kuntulwinanten, maka negeri tempat ia tinggal akan menjadi makmur dan sejahtera. Puntadewa sendiri telah memutuskan untuk memiliki seorang istri saja. Namun karena Dropadi mengizinkannya menikah lagi demi kemakmuran negara, maka ia pun berangkat menuju Kerajaan Slagahima. Di istana Slagahima telah berkumpul sekian banyak raja dan pangeran yang datang melamar Kuntulwinanten. Namun sang puteri hanya sudi menikah dengan seseorang yang berhati suci, dan ia menemukan kriteria itu dalam diri Puntadewa. Kemudian Kuntulwinanten tiba-tiba musnah dan menyatu ke dalam diri Puntadewa. Sebenarnya Kuntulwinanten bukan manusia asli, melainkan wujud penjelmaan anugerah dewata untuk seorang raja adil yang hanya memikirkan kesejahteraan negaranya. Sedangkan anak raja Slagahima yang asli bernama Tambakganggeng. Ia kemudian mengabdi kepada Puntadewa dan diangkat sebagai patih di kerajaan Amarta.", "question_text": "Siapakah watak istri Yudistira alias Dharmawangsa?", "answers": [{"text": "Dewi Kuntulwinanten", "start_byte": 183, "limit_byte": 202}]} {"id": "-8706714758391732338-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "Apakah mata uang Korea?", "answers": [{"text": "Won", "start_byte": 0, "limit_byte": 3}]} {"id": "-5116583162785420120-18", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "Seni tari utama dalam Suku Sunda adalah tari jaipongan, tari merak, dan tari topeng.", "question_text": "Apakah nama tarian tradisional daerah Sunda?", "answers": [{"text": "tari jaipongan, tari merak, dan tari topeng", "start_byte": 40, "limit_byte": 83}]} {"id": "-3213796333650106935-2", "language": "indonesian", "document_title": "Shigeru Miyamoto", "passage_text": "Nintendo, sebuah perusahaan Jepang yang relatif kecil, secara tradisional dijual bermain kartu dan hal baru lainnya, meskipun sudah mulai cabang ke mainan dan permainan pada pertengahan 1960-an. Melalui seorang teman, ayah Miyamoto mengatur wawancara dengan presiden Nintendo Hiroshi Yamauchi. Setelah menunjukkan beberapa kreasi mainannya, Miyamoto dipekerjakan pada tahun 1977 sebagai magang di departemen perencanaan.[2]", "question_text": "Apa nama perusahaan tempat Shigeru Miyamoto bekerja ?", "answers": [{"text": "Nintendo", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "3085226373631684462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "berapakah jumlah episode Kamen Rider?", "answers": [{"text": "98", "start_byte": 324, "limit_byte": 326}]} {"id": "-455109473388926133-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Darwin", "passage_text": "\n\n\nCharles Robert Darwin, FRSFRGSFLSFZS[2] (/ˈdɑːrwɪn/;[3] 12Februari 1809– 19April 1882) adalah seorang naturalis dan ahli geologi Inggris,[4] paling dikenal untuk kontribusinya kepada teori evolusi.[I] Dia menetapkan bahwa semua spesies dari kehidupan telah diturunkan dari waktu ke waktu dari nenek moyang bersama,[5] dan dalam publikasi bersama dengan Alfred Russel Wallace memperkenalkan teori ilmiah bahwa pola percabangan evolusi dihasilkan dari sebuah proses yang dia sebut seleksi alam, di mana perjuangan untuk eksistensi memiliki efek yang sama dengan seleksi buatan yang terlibat dalam pemuliaan selektif.[6]", "question_text": "Siapakah yang menemukan teori evolusi ?", "answers": [{"text": "Charles Robert Darwin", "start_byte": 3, "limit_byte": 24}]} {"id": "-1544033215304905709-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Ponorogo", "passage_text": "Kabupaten Ponorogo (Hanacaraka: ꦦꦺꦴꦤꦺꦴꦫꦺꦴꦒ, Kabupatèn Panaraga) adalah sebuah kabupaten di provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kabupaten ini terletak di koordinat 111° 17’ - 111° 52’ BT dan 7° 49’ - 8° 20’ LS dengan ketinggian antara 92 sampai dengan 2.563 meter di atas permukaan laut dan memiliki luas wilayah 1.371,78km².[4] Kabupaten ini terletak di sebelah barat dari provinsi Jawa Timur dan berbatasan langsung dengan provinsi Jawa Tengah atau lebih tepatnya 220km arah barat daya dari ibu kota provinsi Jawa Timur, Surabaya. Pada tahun 2016 berdasarkan hasil Data Kependudukan Kabupaten Ponorogo Semester 1 2016, jumlah penduduk Kabupaten Ponorogo adalah 924.913 jiwa.[1]", "question_text": "dimanakah letak Ponorogo ?", "answers": [{"text": "provinsi Jawa Timur, Indonesia", "start_byte": 112, "limit_byte": 142}]} {"id": "-142189771460355977-0", "language": "indonesian", "document_title": "Promagistrat", "passage_text": "Di Roma kuno sebuah promagistra (Latin: pro magistratu) merupakan bekas konsul atau bekas praetor, di mana imperium (yaitu kekuasaan yang memerintah sebuah tentara) diperpanjang di akhir masa jabatan tahunannya. Mereka disebut prokonsul dan propraetor. Hal ini merupakan suatu inovasi yang diciptakan selama pemerintahan Republik Romawi. Awalnya hal ini dimaksudkan untuk memberi tambahan komandan militer untuk mendukung tentara konsul (di mana dua kepala Republik yang dipilih secara keseluruhan, serta tentaranya) untuk memimpin tentara tambahan. Dengan akuisisi wilayah-wilayah di luar Italia yang dianeksasi sebagai provinsi, prokonsul dan propraetor menjadi gubernur atau administrator suatu provinsi. Promagistrat jenis ketiga yaitu proquaestor.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan promagistra ?", "answers": [{"text": "bekas konsul atau bekas praetor, di mana imperium (yaitu kekuasaan yang memerintah sebuah tentara) diperpanjang di akhir masa jabatan tahunannya", "start_byte": 66, "limit_byte": 210}]} {"id": "-4775822101904614888-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Sri Lanka", "passage_text": "\nMasyarakat Sri Lanka mempraktikan berbagai agama. Menurut sensus 2011, 70.19% orang Sri Lanka adalah Buddhis Theravada, 12.6% adalah Hindu, 9.7% adalah Muslim (utamanya Sunni) dan 7.4% Kristen (6.1% Katolik Roma dan 1.3% Kristen lainnya).[1] Pada 2008, Sri Lanka merupakan negara paling relijius ketiga di dunia menurut jajak pendapat Gallup, dengan 99% orang Sri Lanka berkata bahwa agama adalah bagian penting dalam kehidupan keseharian mereka.[2]", "question_text": "Apa agama mayoritas penduduk Sri Lanka ?", "answers": [{"text": "Buddhis Theravada", "start_byte": 102, "limit_byte": 119}]} {"id": "-6427674671507223795-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kuroko's Basketball", "passage_text": "Kuroko No Basuke adalah sebuah manga Jepang mengenai bola basket yang diilustrasikan oleh Tadatoshi Fujumaki. Manga ini mulai diluncurkan pada Desember 2008 dan menceritakan tentang sebuah sekolah yang memiliki pemain generasi keajaiban dan memiliki mimpi untuk bermain ditingkat nasional. Manga Kuroko No Basuke kemudian diadaptasikan menjadi anime oleh Production I.G pada April 2012.", "question_text": "siapakah yang menciptakan anime Kuroko no Basket?", "answers": [{"text": "Tadatoshi Fujumaki", "start_byte": 90, "limit_byte": 108}]} {"id": "5898314126530754522-0", "language": "indonesian", "document_title": "Phineas dan Ferb", "passage_text": "Phineas dan Ferb (English: Phineas and Ferb) adalah serial televisi komedi animasi Amerika Serikat. Awalnya disiarkan sebagai pratayang satu episode pada tanggal 17 Agustus 2007 dan sekali lagi dipratayangkan pada tanggal 28 September 2007, serial ini secara resmi ditayangkan perdana pada tanggal 1 Februari 2008 di Disney Channel, dan mengikuti petualangan Phineas Flynn dan saudara tiri Inggrisnya Ferb Fletcher[1] pada liburan musim panas. Setiap hari, anak laki-laki itu memulai sebuah proyek baru yang besar, yang mengganggu kakak pengendali mereka, Candace, yang sering mencoba mengungkapkan kekejian mereka padanya dan ibu Phineas, Linda Flynn-Fletcher, dan lebih jarang ke ayah Ferb, Lawrence Fletcher. Serial ini mengikuti sistem alur standar; lelucon terjadi setiap episode, dan pada subalur hampir selalu menampilkan platipus peliharaan Phineas dan Ferb Perry si Platipus yang bekerja sebagai mata-mata (disebut \"Agen P\") untuk OWCA (Organization Without a Cool Acronym (bahasa Indonesia: Organisasi Tanpa Singkatan Keren), untuk mengalahkan skema terakhir Dr. Heinz Doofenshmirtz, seorang ilmuwan gila yang sebagian besar didorong oleh kebutuhan untuk menegaskan kejahatannya. Terkadang, penjahat lain mencemooh tingkat kejahatannya. Dua alur berpotongan yang pada akhirnya untuk menghapus semua jejak proyek anak laki-laki tepat sebelum Candace dapat menunjukkannya kepada ibu mereka. Hal ini biasanya membuat Candace sangat frustrasi.", "question_text": "dari manakah Phineas dan Ferb berasal?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 83, "limit_byte": 98}]} {"id": "616414789826394762-0", "language": "indonesian", "document_title": "GPIB Immanuel Semarang", "passage_text": "GPIB Immanuel Semarang (populer dengan nama Gereja Blenduk, kadang-kadang dieja Gereja Blendug, dan seringkali dilafazkan sebagai mBlendhug) adalah Gereja Kristen tertua di Jawa Tengah yang dibangun oleh masyarakat Belanda yang tinggal di kota itu pada 1753, dengan bentuk oktagonal (persegi delapan). Gereja ini sesungguhnya bernama Gereja GPIB Immanuel, di Jl. Letjend. Suprapto 32. Kubahnya besar, dilapisi perunggu, dan di dalamnya terdapat sebuah orgel Barok. Arsitektur di dalamnya dibuat berdasarkan salib Yunani. Gereja ini direnovasi pada 1894 oleh W. Westmaas dan H.P.A. de Wilde, yang menambahkan kedua menara di depan gedung gereja ini. Nama Blenduk adalah julukan dari masyarakat setempat yang berarti kubah. Gereja ini hingga sekarang masih dipergunakan setiap hari Minggu. Di sekitar gereja ini juga terdapat sejumlah bangunan lain dari masa kolonial Belanda.", "question_text": "apakah nama gereja tertua di Semarang?", "answers": [{"text": "Gereja Blenduk", "start_byte": 44, "limit_byte": 58}]} {"id": "7464670847136969402-1", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad Nadir Shah", "passage_text": "Nadir Khan lahir pada 9 April 1883 di Dehra Dun, Britania India, ayahnya adalah Muhammad Yusuf Khan dan ibunya adalah Sharaf Sultana. Kakek dari pihak ayahnya adalah Yahya Khan dan kakek buyutnya adalah Sultan Muhammad Khan, yang merupakan adik laki-laki dari Dost Muhammad Khan.", "question_text": "Kapan Muhammad Nadir Shah lahir?", "answers": [{"text": "9 April 1883", "start_byte": 22, "limit_byte": 34}]} {"id": "-1495297518154281344-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball", "passage_text": "Dragon Ball(ドラゴンボール,Doragon Bōru) adalah sebuah manga dan anime karya Akira Toriyama dari tahun 1984 sampai 1995. Albumnya terdiri dari 42 buku dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Sebelumnya Dragon Ball juga pernah diterbitkan oleh Rajawali Grafiti.", "question_text": "Ada Berapa serial Dragon Ball ?", "answers": [{"text": "42", "start_byte": 151, "limit_byte": 153}]} {"id": "-8473317514126438824-28", "language": "indonesian", "document_title": "Permesta", "passage_text": "Pada tahun 1960 Pihak Permesta Menyatakan kesediaanya untuk berunding dengan pemerintah pusat. Perundingan pun dilangsungkan Permesta diwakili oleh Panglima Besar Angkatan Perang Permesta, Mayor Jenderal Alex Evert Kawilarang serta pemerintah pusat diwakili oleh Kepala Staf Angkatan Darat Nicolas Bondan. Dari perundingan tersebut tercapai sebuah kesepakatan yaitu bahwa pasukan Permesta akan membantu pihak TNI untuk bersama-sama menghadapi pihak Komunis di Jawa. Pada tahun 1961 Pemerintah Pusat melalui Keppres 322/1961 memberi amnesti dan abolisi bagi siapa saja yang terlibat PRRI dan Permesta tetapi bukan untuk itu saja bagi anggota DI/TII baik di Jawa Barat, Aceh, Jawa Tengah, Kalimantan Selatan dan Sulawesi Selatan juga berhak menerimanya.", "question_text": "Kapan Permesta bubar ?", "answers": [{"text": "1961", "start_byte": 519, "limit_byte": 523}]} {"id": "4654580679996548100-2", "language": "indonesian", "document_title": "A.C. Milan", "passage_text": "Klub ini didirikan pada tahun 1899 dengan nama Klub Kriket dan Sepak bola Milan (Milan Cricket and Football Club) oleh Alfred Edwards dan Herbert Kilpin, seorang ekspatriat Inggris.[6][7] Sebagai penghormatan terhadap asal usulnya, Milan tetap menggunakan ejaan bahasa Inggris nama kotanya (Milan) daripada menggunakan ejaan bahasa Italia Milano.", "question_text": "siapakah pendiri AC Milan?", "answers": [{"text": "Alfred Edwards dan Herbert Kilpin", "start_byte": 119, "limit_byte": 152}]} {"id": "4347422922696051847-7", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Raya Sultan Riau", "passage_text": "Orang-orang dari seluruh pelosok teluk, ceruk, dan pulau di kawasan Riau Lingga berdatangan ke Pulau Penyengat untuk mengantarkan bahan bangunan, makanan, dan tenaga, sebagai tanda cinta yang tulus kepada Sang Pencipta dan Sang Sultan. Bahkan, kaum perempuan pun ikut serta dalam pembangunan masjid tersebut sehingga proses pembangunannya selesai dalam waktu yang cepat. Terbukti, fondasi setinggi sekitar 3 meter dapat selesai hanya dalam waktu 3 minggu.", "question_text": "siapakah yang membangun Masjid Sultan Riau?", "answers": [{"text": "Orang-orang dari seluruh pelosok teluk, ceruk, dan pulau di kawasan Riau Lingga", "start_byte": 0, "limit_byte": 79}]} {"id": "-7964003384362558521-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "beerapakah luas Tiongkok ?", "answers": [{"text": "9,69 juta kilometer persegi", "start_byte": 452, "limit_byte": 479}]} {"id": "-7602580673501086323-7", "language": "indonesian", "document_title": "Hepatitis B", "passage_text": "Pada umumnya, gejala penyakit Hepatitis B ringan. Gejala tersebut dapat berupa selera makan hilang, rasa tidak enak di perut, mual sampai muntah, demam ringan, kadang-kadang disertai nyeri sendi dan bengkak pada perut kanan atas. Setelah satu minggu akan timbul gejala utama seperti bagian putih pada mata tampak kuning, kulit seluruh tubuh tampak kuning dan air seni berwarna seperti teh.[11]", "question_text": "Apakah gejala utama penyakit hepatitis B?", "answers": [{"text": "bagian putih pada mata tampak kuning, kulit seluruh tubuh tampak kuning dan air seni berwarna seperti teh", "start_byte": 283, "limit_byte": 388}]} {"id": "439802498357412569-1", "language": "indonesian", "document_title": "Otentisitas (filsafat)", "passage_text": "Otentisitas adalah konsep dalam psikologi (khususnya psikiatri eksistensial), serta juga filsafat eksistensialis dan estetika (sehubungan dengan berbagai seni dan genre musik). Dalam eksistensialisme, otentisitas adalah seberapa jauh aksi seorang individual bersifat kongruen dengan kepercayaan dan keinginan individual itu, meskipun didera tekanan dari luar. Diri yang sadar dianggap bernegosiasi dengan kehadirannya dalam sebuah dunia material, dan dengan tekanan, kekuasaan, dan pengaruh luar, yang amat berbeda dengan, dan bukan, dirinya itu sendiri. Ketiadaan otentisitas, dalam eksistensialisme, dianggap sebagai mauvaise foi.[2] Himbauan untuk menjadi otentik mirip dengan himbauan Pithia, yaitu \"Ketahuilah dirimu sendiri.\" Akan tetapi, otentisitas bergerak lebih jauh lagi: \"Jangan hanya ketahui dirimu sendiri, jadilah dirimu sendiri.\"[3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan otentisitas ?", "answers": [{"text": "konsep dalam psikologi (khususnya psikiatri eksistensial), serta juga filsafat eksistensialis dan estetika (sehubungan dengan berbagai seni dan genre musik)", "start_byte": 19, "limit_byte": 175}]} {"id": "-5494220460412224980-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sensus Penduduk Indonesia 2010", "passage_text": "Sensus Penduduk Indonesia 2010 (disingkat SP2010[1]) adalah sebuah sensus yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) di Indonesia pada tanggal 1 Mei—15 Juni 2010. Awalnya sensus ditargetkan selesai pada 31 Mei 2010. Namun pada tanggal 31 Mei 2010, BPS memperpanjang waktu sensus penduduk Indonesia sampai tanggal 15 Juni 2010.[2][3] Ada beberapa daerah yang sudah menyelesaikan sensus sebelum tanggal 31 Mei, ada juga yang selesai sebelum 15 Juni.[4] Sumber lainnya menyatakan bahwa sensus penduduk secara resmi berakhir pada 30 Juni 2010.[5][6]\n\nIni adalah sensus penduduk ke-6 setelah Indonesia merdeka.[1] Sensus ini menggunakan teknologi Intelligent Character Recognition/ Optical Mark Reader (ICR/OMR).[7] Dalam sensus ini akan diajukan 43 pertanyaan mengenai: kondisi dan fasilitas perumahan dan bangunan tempat tinggal, karakteristik rumah tangga dan keterangan individu anggota rumah tangga.[1][8]\n\nBiaya sensus ini Rp 3,3 triliun.[8] BPS memperhitungkan biaya Sensus Penduduk 2010 hanya 1,5 dolar AS per jiwa dibandingkan dengan biaya sensus Amerika Serikat yang mencapai 3 dolar AS per jiwa.[9] BPS mengerahkan 700.000 tenaga pencacah.[9] Dalam sensus ini, BPS hanya akan mencacah penduduk yang sudah menetap di dalam negeri (menetap lebih dari 6 bulan; kecuali diplomat asing).[9]\n\nBPS mengumumkan jumlah penduduk Indonesia tahun 2010 lebih banyak dari 237 juta orang namun tidak akan melebihi 238 juta orang.[5][10][11]\n\nHasil pengolahan Angka Sementara diumumkan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada pidato kenegaraan Presiden Republik Indonesia tanggal 16 Agustus 2010 di sidang paripurna DPR.[7][10][12]", "question_text": "Berapa populasi penduduk Indonesia tahun 2010 ?", "answers": [{"text": "juta orang na", "start_byte": 1375, "limit_byte": 1388}]} {"id": "4231704373475723028-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekspedisi Pertama Belanda ke Nusantara", "passage_text": "\nEkspedisi Pertama Belanda ke Indonesia adalah sebuah ekspedisi yang berlangsung dari 1595 hingga 1597. Ekspedisi ini sangat penting dalam pembukaan perdagangan rempah-rempah Indonesia bagi para pedagang yang akhirnya membentuk Perusahaan Hindia Timur Belanda, dan menandai berakhirnya dominasi Imperium Portugis di kawasan tersebut.", "question_text": "kapankah Belanda pertama kali masuk untuk menjajah Indonesia?", "answers": [{"text": "1595", "start_byte": 86, "limit_byte": 90}]} {"id": "-4830472172418567875-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa di Kanada", "passage_text": "Kanada sebagai negara tujuan imigrasi didunia memiliki bahasa dan budaya yang beragam. Menurut laporan sensus penduduk nasional Kanada bahasa Inggris dan bahasa Perancis adalah bahasa yang paling banyak digunakan di Kanada,[4] dimana 56,9% penduduk Kanada menuturkan bahasa Inggris sebagai bahasa ibu dan 21,3% penduduk Kanada menggunakan bahasa Perancis sebagai bahasa ibu.[5] Kanada mengakui bahasa Inggris dan bahasa Perancis sebagai bahasa resmi. Bahasa Inggris dan bahasa Perancis ditetapkan sebagai bahasa resmi di Kanada melalui Akta Bahasa Resmi (bahasa Inggris: Official Language Act, bahasa Perancis: Loi sur les langues officielles yang ditandatangani pada tahun 1969.[6]", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan mayoritas penduduk Kanada ?", "answers": [{"text": "bahasa Inggris dan bahasa Perancis", "start_byte": 135, "limit_byte": 169}]} {"id": "-4022982456736918428-0", "language": "indonesian", "document_title": "Norma hukum", "passage_text": "Norma hukum adalah aturan sosial yang dibuat oleh lembaga-lembaga tertentu, misalnya pemerintah, sehingga dengan tegas dapat melarang serta memaksa orang untuk dapat berperilaku sesuai dengan keinginan pembuat peraturan itu sendiri. Pelanggaran terhadap norma ini berupa sanksi denda sampai hukuman fisik (dipenjara, hukuman mati).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan norma hukum?", "answers": [{"text": "aturan sosial yang dibuat oleh lembaga-lembaga tertentu, misalnya pemerintah, sehingga dengan tegas dapat melarang serta memaksa orang untuk dapat berperilaku sesuai dengan keinginan pembuat peraturan itu sendiri", "start_byte": 19, "limit_byte": 231}]} {"id": "8254457026835194578-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "\nFederasi Rusia[1] (Russian:Росси́йская Федера́ция, tr.Rossiyskaya Federatsiya,IPA:[rɐˈsʲijskəjə fʲɪdʲɪˈratsɨjə](listen)), umumnya disebut Rusia (Russian:Росси́я, tr.Rossija,IPA:[rɐˈsʲijə](listen)), adalah sebuah negara berdaulat yang membentang dengan luas di sebelah timur Eropa dan utara Asia. Dengan wilayah seluas 17.125.200km²,[2] Rusia adalah negara terluas di dunia. Wilayahnya mencakup seperdelapan luas daratan bumi,[3][4][5], penduduknya menduduki peringkat kesembilan terbanyak di dunia dengan jumlah sekitar 146 juta jiwa (Maret 2016).[6][7] Wilayahnya membentang sepanjang Asia Utara dan sebagian Eropa timur, Rusia memiliki 11 zona waktu dan wilayahnya terdiri dari berbagai tipe lingkungan dan tanah. Dari barat laut sampai ke tenggara, Rusia berbatasan dengan Norwegia, Finlandia, Estonia, Latvia, Lituania dan Polandia (keduanya berbatasan dengan Kaliningrad Oblast), Belarusia, Ukraina, Georgia, Azerbaijan, Kazakhstan, China, Mongolia, dan Korea Utara. Negara ini berbatasan laut dengan Jepang di Laut Okhotsk dan negara bagian Alaska, Amerika Serikat di Selat Bering.", "question_text": "berapakah luas negara Russia?", "answers": [{"text": "17.125.200km²", "start_byte": 363, "limit_byte": 377}]} {"id": "-3876974800269455218-1", "language": "indonesian", "document_title": "Penyakit paru obstruktif kronik", "passage_text": "Merokok tembakau adalah sebab paling utama dari PPOK, dan juga beberapa faktor lainnya seperti polusi udara dan genetik yang turut berperan kecil.[3] Di negara-negara berkembang, salah satu sumber polusi udara biasanya adalah api untuk memasak dan pemanas yang berventilasi buruk. Jika terpapar penyebab iritasi ini dalam jangka waktu lama, akan mengakibatkan reaksi inflamasi di paru-paru yang menyebabkan penyempitan saluran udara dan rusaknya jaringan paru yang disebut sebagai emfisema.[4] Diagnonis ini adalah berdasarkan terbatasnya aliran udara saat diukur dengan tes fungsi paru.[5] Berbeda dengan asma, berkurangnya aliran udara tidak membaik secara signifikan ketika dilakukan pengobatan.", "question_text": "Apa penyebab utama Penyakit pulmonari obstruktif kronis?", "answers": [{"text": "Merokok tembakau", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "8306685156498147477-35", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Surakarta", "passage_text": "\n\nBangunan ibadah bersejarah di Surakarta beragam, yang mencerminkan keberagaman kepercayaan yang dianut oleh masyarakat Surakarta, mulai dari masjid terbesar dan paling sakral yang terletak di bagian barat Alun-alun Utara Keraton Kasunanan, Surakarta, yaitu Masjid Agung Surakarta yang dibangun sekitar tahun 1763 atas prakarsa dari Sunan Pakubuwana III, Masjid Al Wustho Mangkunegaran, Masjid Laweyan yang merupakan masjid tertua di Surakarta[15], Gereja St. Petrus di Jl. Slamet Riyadi, Gereja St. Antonius Purbayan, hingga Tempat Ibadah Tri Dharma Tien Kok Sie, Vihara Am Po Kian, dan Sahasra Adhi Pura[16].", "question_text": "Apakah masjid terbesar di Kabupaten Sukoharjo?", "answers": [{"text": "Masjid Agung Surakarta", "start_byte": 259, "limit_byte": 281}]} {"id": "-391397039923446762-0", "language": "indonesian", "document_title": "Princess Anne's Battery", "passage_text": "Princess Anne's Battery adalah sebuah baterai artileri di Teritori Seberang Laut Gibraltar. Baterai ini terletak di Willis's Plateau di ujung utara Upper Rock Nature Reserve, di atas Princess Caroline's Battery. Namanya berasal dari Anne, Putri Raja dan Putri Oranje, putri bungsu George II. Akan tetapi, namanya mirip dengan nama baterai-baterai lain di daerah itu. Tahun 1732, meriam dipasang di baterai ini dan digunakan saat Pengepungan Besar Gibraltar. Princess Anne's Battery diperbarui pada abad ke-19 dan 20 melalui modernisasi yang melibatkan pemasangan empat meriam QF 5,25 inci dengan kemampuan antipewata dan pertahanan pantai. Baterai ini diawaki sampai awal 1980-an, kemudian dipensiunkan. Meriam-meriamnya direstorasi pada awal abad ke-21 dan menjadi salah satu baterai meriam antipesawat 5,25 inci lengkap yang masih berdiri di dunia. Princess Anne's Battery terdaftar di Gibraltar Heritage Trust.", "question_text": "dimanakah letak Willis's Plateau?", "answers": [{"text": "ujung utara Upper Rock Nature Reserve", "start_byte": 136, "limit_byte": 173}]} {"id": "3366562406732465273-6", "language": "indonesian", "document_title": "Demografi Belgia", "passage_text": "Negara ini dihuni oleh mayoritas orang Flemish yang mayoritasnya berjumlah sekitar 6.400.000 orang berbahasa Belanda, minoritas berbahasa Prancis yang berjumlah 4.100.000 orang (Walloons dan penutur bahasa Prancis di Brussels), serta 73.000 komunitas berbicara bahasa Jerman dari Belgia, umumnya ada di Wallonia, dekat perbatasan Jerman. Namun, David Levinson melaporkan bahwa \"kelompok Flemish dan Walloon digambarkan oleh para ahli sebagai \"Komunitas, wilayah dan wilayah bahasa di Belgia, daripada sebagai kelompok etnis\".[5]", "question_text": "Apa bahasa mayoritas yang digunakan penduduk Belgia ?", "answers": [{"text": "Belanda", "start_byte": 109, "limit_byte": 116}]} {"id": "2828200042549377407-1", "language": "indonesian", "document_title": "Balocci, Pangkajene dan Kepulauan", "passage_text": "Kata “Balocci” secara harfiah diduga berasal dari kata “Ballo Kecci”, yang berarti arak kecut. Menurut H. Andi Muin Dg Mangati (Tokoh Masyarakat Balocci), Dahulu daerah ini merupakan tempat asal para pemberani (to-barani - tobarani) yang mempunyai kebiasaan minum arak (anginung ballo’), sabung ayam (assaung jangang / massaung manu), judi (abbotoro’). Kebiasaan ini adalah kebiasaan umum masyarakat pada masa itu. Tidak disebut seseorang itu pemberani jika tidak melakoni kebiasaan – kebiasaan tersebut diatas. Para pemberani di Balocci itu mendapatkan julukan “Koro – korona Balocci”, karena kebiasaan yang terkenalnya meminum “Ballo Kecci” dan memang ballo’ yang terkenal di Balocci pada masa itu adalah Ballo Kecci. (Makkulau, 2008).", "question_text": "Apa arti kata Balocci ?", "answers": [{"text": "arak kecut", "start_byte": 91, "limit_byte": 101}]} {"id": "5141355411604630748-0", "language": "indonesian", "document_title": "Super Junior", "passage_text": "\nSuper Junior (Korean: 슈퍼주니어; Syupeo Junieo) adalah boy band asal Korea Selatan. Dibentuk pada tahun 2005 oleh produser Lee Soo-man dari perusahaan rekaman S.M. Entertainment, grup ini terdiri dari tiga belas anggota. Super Junior awalnya didebut dengan tiga belas anggota, yang terdiri dari ketua Leeteuk, Heechul, Han Geng, Yesung, Kangin, Shindong, Sungmin, Eunhyuk, Siwon, Donghae, Ryeowook dan Kibum. Kyuhyun bergabung pada tahun 2006.", "question_text": "kapankah Super Junior dibentuk?", "answers": [{"text": "2005", "start_byte": 112, "limit_byte": 116}]} {"id": "-7981929664074187316-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamikaze", "passage_text": "Kamikaze (神風 kamikaze; secara harafiah berarti \"angin dewa\") adalah sebuah istilah bahasa Jepang yang berasal dari nama angin topan dalam legenda yang disebut-sebut telah menyelamatkan Jepang dari invasi Mongol pada tahun 1281.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kelas Kamikaze ?", "answers": [{"text": "istilah bahasa Jepang yang berasal dari nama angin topan dalam legenda yang disebut-sebut telah menyelamatkan Jepang dari invasi Mongol pada tahun 1281", "start_byte": 79, "limit_byte": 230}]} {"id": "-1560873385926143073-30", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "\nKabupaten Jepara secara administratif wilayah luas wilayah daratan Kabupaten Jepara 1.004,132 km2 dengan panjang garis pantai 72km, terdiri atas 16 kecamatan yang dibagi lagi atas sejumlah 183 desa dan 11 Kelurahan Wilayah tersempit adalah Kecamatan Kalinyamatan (24,179 km2) sedangkan wilayah terluas adalah Kecamatan Keling (231,758 km2). Sebagian besar luas wilayah merupakan tanah kering, sebesar 740,052 km2 (73,70%) sisanya merupakan tanah sawah, sebesar 264,080 km2 (26,30%). Secara Administratif Kabupaten Jepara terbagi dalam 5 wilayah, yaitu:", "question_text": "berapakah luas kota jepara?", "answers": [{"text": "1.004,132 km2", "start_byte": 85, "limit_byte": 98}]} {"id": "-8539171214456927061-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jordan Spence", "passage_text": "Jordan Spence ()[3] adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris yang bermain untuk klub Milton Keynes Dons biasa bermain pada posisi bek.", "question_text": "Siapakah Spence?", "answers": [{"text": "pemain sepak bola berkewarganegaraan Inggris", "start_byte": 35, "limit_byte": 79}]} {"id": "-4519329326851518540-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Kanoman", "passage_text": "Kesultanan Kanoman resmi berdiri pada tahun yang sama dengan berdirinya Kesultanan Kasepuhan yaitu pada tahun 1679 dengan pemimpin pertamanya yang bernama Sultan Anom I Pangeran Muhammad Badrudin Kartawijaya.", "question_text": "Kapan kesultanan Kanoman berdiri ?", "answers": [{"text": "1679", "start_byte": 110, "limit_byte": 114}]} {"id": "7862997381824420885-0", "language": "indonesian", "document_title": "Astronomi", "passage_text": "\n\nAstronomi adalah cabang ilmu alam yang meneliti benda langit (seperti bintang, planet, komet, dll) serta fenomena-fenomena alam yang terjadi di luar atmosfer Bumi (misalnya radiasi latar belakang kosmik). Ilmu ini secara pokok mempelajari berbagai sisi dari benda-benda langit seperti asal usul, sifat fisika/kimia, meteorologi, dan gerak dan bagaimana pengetahuan akan benda-benda tersebut menjelaskan pembentukan dan perkembangan alam semesta.", "question_text": "Apa itu astronomi?", "answers": [{"text": "cabang ilmu alam yang meneliti benda langit (seperti bintang, planet, komet, dll) serta fenomena-fenomena alam yang terjadi di luar atmosfer Bumi", "start_byte": 19, "limit_byte": 164}]} {"id": "-1578498523840691644-1", "language": "indonesian", "document_title": "Walisongo", "passage_text": "\nAda beberapa pendapat mengenai arti Walisongo. Pertama adalah wali yang sembilan, yang menandakan jumlah wali yang ada sembilan, atau sanga dalam bahasa Jawa. Pendapat lain menyebutkan bahwa kata songo/sanga berasal dari kata tsana yang dalam bahasa Arab berarti mulia. Pendapat lainnya lagi menyebut kata sana berasal dari bahasa Jawa, yang berarti tempat.", "question_text": "berapakah jumlah walisongo?", "answers": [{"text": "sembilan", "start_byte": 73, "limit_byte": 81}]} {"id": "7919668808492912976-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Mandarin", "passage_text": "\nBahasa Mandarin dengarkan(Tradisional: 北方話, Sederhana: 北方话, Hanyu Pinyin: Běifānghuà, harafiah: \"bahasa percakapan Utara\" atau 北方方言 Hanyu Pinyin: Běifāng Fāngyán, harafiah: \"dialek Utara\") adalah dialek Bahasa Tionghoa yang dituturkan di sepanjang utara dan barat daya Republik Rakyat Tiongkok. Kata \"Mandarin\", dalam bahasa Inggris (dan mungkin juga Indonesia), digunakan untuk menerjemahkan beberapa istilah Tionghoa yang berbeda yang merujuk kepada kategori-kategori bahasa Tionghoa lisan.", "question_text": "Apa fungsi Bahasa Tionghoa ?", "answers": [{"text": "menerjemahkan beberapa istilah Tionghoa yang berbeda yang merujuk kepada kategori-kategori bahasa Tionghoa lisan", "start_byte": 407, "limit_byte": 519}]} {"id": "4154074148318315337-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung berapi kerucut", "passage_text": "Gunung berapi kerucut, juga dikenal sebagai gunung berapi komposit atau stratovolkano, ialah pegunungan (gunung berapi) yang tinggi dan mengerucut yang terdiri atas lava dan abu vulkanik yang mengeras. Bentuk gunung berapi itu secara khas curam di puncak dan landai di kaki karena aliran lava yang membentuk gunung berapi itu amat kental karena banyak mengandung silika, dan begitu dingin serta mengeras sebelum menyebar jauh. Lava seperti itu dikelompokkan asam karena tingginya konsentrasi silikat. Di ujung lain spektrum itu ialah gunung berapi pelindung (seperti Mauna Loa di Hawaii), yang terbentuk dari lava yang kurang kental, memberinya dasar kuat dan dengan hati-hati raut yang melandai, pakai translasi otomatis itu jangan percaya, stratovolcano memiliki kemiringan yang curam pada bagian puncak dan kemiringan yang lebih landai pada bagian kaki, sehingga sisi-sisinya seperti dua bidang konkaf (cekung) yang menghadap ke atas. Banyak stratovolcano yang melampaui ketinggian 2500 m. Sering tercipta oleh subduksi lempeng tektonik.", "question_text": "Bagaimanakah rata-rata bentuk kerucut gunung api Indonesia ?", "answers": [{"text": "curam di puncak dan landai di kaki", "start_byte": 239, "limit_byte": 273}]} {"id": "1408004286600090186-2", "language": "indonesian", "document_title": "Alap-alap kawah", "passage_text": "Alap-alap kawah diketahui sebagai salah satu makhluk tercepat di dunia. Pada waktu terbang mengejar mangsanya, burung ini dapat mencapai kecepatan 320km/jam. Bahkan pada 2018, tercatar hampir mencapai 390 km/jam (242 mph) di Universitas Groningen Belanda dan Universitas Oxford menggunakan simulasi komputer 3D[2]", "question_text": "apakah hewan tercepat di dunia?", "answers": [{"text": "Alap-alap kawah", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-2992915673388051061-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "berapakah luas Kalimantan Selatan?", "answers": [{"text": "37.530,52km²", "start_byte": 187, "limit_byte": 200}]} {"id": "2894752384904252961-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Lamin", "passage_text": "Rumah Lamin adalah rumah adat dari Kalimantan Timur.[1] Rumah Lamin adalah identitas masyarakat Dayak di Kalimantan Timur.[1] Rumah Lamin mempunyai panjang sekitar 300 meter, lebar 15 meter, dan tinggi kurang lebih 3 meter.[1] Rumah Lamin juga dikenal sebagai rumah panggung yang panjang dari sambung menyambung.[2] Rumah ini dapat ditinggal oleh beberapa keluarga karena ukuran rumah yang cukup besar.[1] Salah satu rumah Lamin yang berada di Kalimantan Timur bahkan dihuni oleh 12 sampai 30 keluarga.[3] Rumah Lamin dapat menampung kurang lebih 100 orang.[2] Pada tahun 1967, rumah Lamin diresmikan oleh pemerintah Indonesia.[1]", "question_text": "Apa rumah adat Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "Rumah Lamin", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "9133097765616258611-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transformers", "passage_text": "Transformers adalah sebuah waralaba media populer tentang Mecharobo alien fiksi ciptaan Takara.corp.[1] Mereka berasal dari planet Saibertron, dan mempunyai dua grup utama. Pertama adalah grup heroik Autobots yang dipimpin oleh Optimus Prime/Rodimus Prime dan grup penjahat Decepticons yang dipimpin oleh Megatron/Galvatron. Mereka semua memiliki kemampuan untuk berubah dan menyesuaikan bentuk tubuh mereka dengan beragam model benda-benda yang ada di Bumi, seperti kendaraan darat, pesawat terbang, hewan, dan alat-alat elektronik modern (contohnya handphone dan CD player). Karena itu pula, mereka dapat mengubah massa berat tubuh mereka sendiri (seperti membesar atau mengecil), atau beberapa hal lain seperti bergabung menjadi satu dengan robot yang lain. Semboyan Transformers yang paling terkenal adalah: More Than Meets the Eye dan Robots in Disguise. Semua seri dan franchise Transformers yang ada saat ini merupakan sekuel yang berbasis dari versi original tahun 1984 yang disesuaikan dengan perkembangan zaman.", "question_text": "siapakah yang menciptakan Transformers?", "answers": [{"text": "Takara.corp", "start_byte": 88, "limit_byte": 99}]} {"id": "-5597668364954508253-0", "language": "indonesian", "document_title": "D'Academy (Musim 3)", "passage_text": "D'Academy (Musim 3) adalah sebuah ajang pencarian bakat penyanyi dangdut musim ketiga dari D'Academy yang ditayangkan di Indosiar. Acara ini mulai tayang perdana pada tanggal 24 Januari 2016 sampai 27 Mei 2016. Peserta dikumpulkan melalui proses audisi yang dilaksanakan di beberapa kota besar di seluruh Indonesia, sampai terpilih 35 peserta yang akan diadu setiap harinya sampai tersisa dua peserta terakhir yang bertarung di babak grand final untuk memperebutkan tahta juara.\nPemenang pada musim ini adalah Ical dari Majene, Sulawesi Barat dan juara kedua adalah Weni dari Pontianak, Kalimantan Barat.", "question_text": "Siapakah juara pertama D'Academy (Musim 3)?", "answers": [{"text": "Ical", "start_byte": 510, "limit_byte": 514}]} {"id": "-6813876416600598206-0", "language": "indonesian", "document_title": "Papua", "passage_text": "\n\n\nPapua adalah sebuah provinsi terluas Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Papua atau bagian paling timur wilayah Papua milik Indonesia. Belahan timurnya merupakan negara Papua Nugini. Provinsi Papua dulu mencakup seluruh wilayah Papua Bagian barat, namun sejak tahun 2003 dibagi menjadi dua provinsi dengan bagian timur tetap memakai nama Papua sedangkan bagian baratnya memakai nama Papua Barat.\nPapua memiliki luas 808.105km persegi dan merupakan pulau terbesar kedua di dunia dan terbesar pertama di Indonesia.", "question_text": "berapakah luas Papua?", "answers": [{"text": "808.105km persegi", "start_byte": 430, "limit_byte": 447}]} {"id": "-7654623079733051115-0", "language": "indonesian", "document_title": "De facto", "passage_text": "De facto dalam bahasa Latin adalah ungkapan yang berarti \"pada kenyataannya (fakta)\" atau \"pada praktiknya\". Dalam hukum dan pemerintahan, istilah ini mengacu praktik yang sudah terjadi, meski hal tersebut tidak diakui secara resmi di mata hukum.", "question_text": "Apa yang dimaksud denga de facto ?", "answers": [{"text": "praktik yang sudah terjadi, meski hal tersebut tidak diakui secara resmi di mata hukum", "start_byte": 159, "limit_byte": 245}]} {"id": "7735901813989916002-5", "language": "indonesian", "document_title": "Hak cipta", "passage_text": "Awalnya, hak monopoli tersebut diberikan langsung kepada penerbit untuk menjual karya cetak. Baru ketika peraturan hukum tentang copyright mulai diundangkan pada tahun 1710 dengan Statute of Anne di Inggris, hak tersebut diberikan ke pengarang, bukan penerbit. Peraturan tersebut juga mencakup perlindungan kepada konsumen yang menjamin bahwa penerbit tidak dapat mengatur penggunaan karya cetak tersebut setelah transaksi jual beli berlangsung. Selain itu, peraturan tersebut juga mengatur masa berlaku hak eksklusif bagi pemegang copyright, yaitu selama 28 tahun, yang kemudian setelah itu karya tersebut menjadi milik umum.", "question_text": "kapankah konsep Hak cipta ditemukan?", "answers": [{"text": "1710", "start_byte": 168, "limit_byte": 172}]} {"id": "-3961631760114485824-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda", "passage_text": "\nPengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda atau Pengakuan Kedaulatan Indonesia adalah peristiwa di mana Belanda akhirnya mengakui bahwa kemerdekaan Indonesia adalah tanggal 17 Agustus 1945 sesuai dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia, bukan tanggal 27 Desember 1949 saat soevereiniteitsoverdracht (penyerahan kedaulatan) ditandatangani di Istana Dam, Amsterdam.", "question_text": "tahun berapakah Indonesia merdeka?", "answers": [{"text": "1945", "start_byte": 195, "limit_byte": 199}]} {"id": "4585014187762204541-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sugondo Djojopuspito", "passage_text": "Sugondo Djojopuspito [2][3] lahir di Tuban, 22 Februari 1905 bapaknya bernama Kromosardjono adalah seorang Penghulu dan Mantri Juru Tulis Desa di kota Tuban, Jawa Timur. Ketika Soegondo masih kecil, ibunda Soegondo sakit-sakitan dan meninggal dunia, kemudian Bapak Kromosardjono kawin lagi dan pindah ke Brebes Jawa Tengah menjabat sebagai lurah di sana. Selanjutnya Soegondo dan adiknya (Soenarjati) diangkat anak oleh pamannya yang bernama Bapak Hadisewojo (seorang collecteur wilayah Blora, dan tidak punya anak, dan juga mengangkat Sudarjati dari anak saudara sepupu Keluarga Ny. Brotoamidjojo, serta Sumijati dari anak saudara sepupu Keluarga S. Soekadji, sehingga Bapak Hadisewojo mempunyai 4 anak angkat yang saling ikatan saudara sepupu).[4] Pamannya ini yang menyekolahkan Soegondo dari HIS di Tuban hingga RH di Batavia, termasuk adik-adiknya. Peranan Bapak Hadisewojo sangat besar dalam membimbing Soegondo sejak dari HIS di Tuban, menitipkan mondok di Cokroaminoto Surabaya, menitipkan mondok di Ki Hadjar Dewantara Yogyakarta, dan hingga mengarahkan masuk ke RH Batavia.", "question_text": "kapankah Sugondo Djojopuspito dilahirkan?", "answers": [{"text": "22 Februari 1905", "start_byte": 44, "limit_byte": 60}]} {"id": "-2595768471806259988-1", "language": "indonesian", "document_title": "Air suci", "passage_text": "Air suci adalah air yang telah diberkati dan dipisahkan untuk pembaptisan. Air ini juga digunakan sebagai unsur sakramen dan perjamuan kudus. Air suci kadang-kadang ditampung di dalam sebuah kolam, wadah atau bak tempat baptis gereja yang biasanya terletak baik di jalan masuk bangunan gereja maupun kadang-kadang di sebuah ruangan atau bangunan terpisah yang bernama baptistery; letaknya di jalan masuk gereja berfungsi untuk mengingatkan kembali akan pentingnya pembaptisan sebagai salah satu ritual & ritus utama penerimaan seseorang ke dalam tubuh iman Kristiani yang kudus. Wadah yang lebih kecil, disebut stoups, biasanya diletakkan di pintu-pintu masuk gereja. Sebagai sebuah peringatan akan pembaptian, khusus umat-umat dari gereja Katolik Roma mencelupkan jari mereka ke dalam air suci dan kemudian membuat semacam Tanda Salib dengan jarinya yang masih basah saat berjalan masuk gereja sambil melafalkan \"'Demi nama Bapa, Putra dan Roh Kudus, Amen\". Upacara liturgi bisa dilaksanakan pada hari-hari Minggu dengan Ritus Pemberkatan dan Pemercikan Air Suci, di mana air suci dipercikkan pada kongregasi (umat yang hadir); prosesi ini disebut aspersion, yang dalam Bahasa Latin berarti memercikkan air. Upacara ini berasal dari abad ke-9. Sebuah aspergill atau aspergillum adalah sebuah kuas atau dedahanan yang digunakan untuk memercikkan air. Sebuah aspersorium adalah tempat yang menampung air suci yang dicelupi dengan aspergillum. Garam bisa dicampurkan ke dalam air \"di mana hal tersebut adalah sebuah kebiasaan.\"", "question_text": "apa yang dimaksud dengan air suci pada agama katolik?", "answers": [{"text": "air yang telah diberkati dan dipisahkan untuk pembaptisan", "start_byte": 16, "limit_byte": 73}]} {"id": "3855680961363082978-0", "language": "indonesian", "document_title": "Klorofil", "passage_text": "Klorofil (dari bahasa Inggris, chlorophyll) atau zat hijau daun (terjemah langsung dari bahasa Belanda, bladgroen) adalah pigmen yang dimiliki oleh berbagai organisme dan menjadi salah satu molekul berperan utama dalam fotosintesis. Klorofil memberi warna hijau pada daun tumbuhan hijau dan alga hijau, tetapi juga dimiliki oleh berbagai alga lain, dan beberapa kelompok bakteri fotosintetik. Molekul klorofil menyerap cahaya merah, biru, dan ungu, serta memantulkan cahaya hijau dan sedikit kuning, sehingga mata manusia menerima warna ini. Pada tumbuhan darat dan alga hijau, klorofil dihasilkan dan terisolasi pada plastida yang disebut kloroplas.", "question_text": "Di mana terdapat klorofil pada tumbuhan?", "answers": [{"text": "kloroplas", "start_byte": 640, "limit_byte": 649}]} {"id": "-8710688668294622630-0", "language": "indonesian", "document_title": "Death metal", "passage_text": "\nDeath metal adalah sebuah sub-genre dari extreme metal musik heavy metal yang berkembang dari thrash metal dan gelombang pertama dari Black metal pada awal 1980-an.[1] Beberapa ciri khas nada instrumen-nya menggunakan distorsi berat dan tuning nada rendah pada gitarnya, memainkan beberapa teknik gitar diantaranya palm muting dan tremolo picking, suara vokal deep growling, death grunt, death growl dan screams dengan lirik lagu yang bertemakan kekerasan ,kematian, fiksi horror, satanisme, okultisme, alam, mistis, mitologi, filosofi, ilmu pengetahuan fiksi, politik, perang, dan lain sebagainya, lirik musik yang juga mendapat pengaruh dari film Horor dan Thriller ini mendeskripsikan tindakan ekstrem termasuk mutilasi, pembedahan anggota tubuh, penyiksaan, pemerkosaan, kanibalisme, pembusukkan dan berbagai macam tindakan sadis yang lain, pada ketukan drum terdapat teknik double kick atau teknik blast beat, tempo yang berubah mendadak, kunci-kunci nada, pergantian time signature dan chromatic chord progression.", "question_text": "Apakah sumber aliran genre Death metal?", "answers": [{"text": "extreme metal", "start_byte": 42, "limit_byte": 55}]} {"id": "5416819467076943102-1", "language": "indonesian", "document_title": "Summly", "passage_text": "Aplikasi Summly telah diunduh oleh lebih dari 500 ribu pengguna dalam kurun waktu empat bulan setelah Summly dirilis. Pada bulan Maret 2013, Yahoo! mengakuisisi Summly dengan harga mencapai 30 juta dolar Amerika.[3]", "question_text": "Kapan Summly diluncurkan ?", "answers": [{"text": "Maret 2013", "start_byte": 129, "limit_byte": 139}]} {"id": "7018693365766039046-2", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon", "passage_text": "1871,\tAntonio Meucci mematenkan penemuannya yang disebut sound Telegraph. Penemuannya ini memungkinkan adanya komunikasi dalam bentuk suara antara dua orang dengan menggunakan perantara kabel.\n1875,\tperusahaan telekomunikasi The Bell mendapatkan hak paten atas penemuan Meucci yang disebut transmitters and Receivers for Electric Telegraphs. Sistem ini menggunakan getaran multiple baja untuk memberikan jeda pada sirkuit.\n1876,\tperusahaan Bell mematenkan Improvement in Telegraphy. Sistem ini memberikan metode untuk mentransmisikan suara secara telegraf.[1]\n1877,\tThe Charles Williams Shop merupakan tempat di mana telepon pertama kali dibuat dengan pengawasan Watson, yang selanjutnya menjadi departemen riset dan pengembangan dari perusahaan telekomunikasi tersebut. Alexander Graham Bell terus memantau produktivitas perusahaan tersebut sehingga pada akhir tahun sebanyak tiga ratus telepon dapat digunakan. Perusahaan Bell juga dtelah mematenkan telepon electro-magnetic yang menggunakan magnet permanen, diafragma besi, dan dering panggilan.\n1878,\tpapan pengganti secara manual ditemukan sehingga memungkinkan banyak telepon terhubung melalui sebuah saluran pertukaran di bawah kepemimpinan Theodore N. Vail, perusahaan Bell mempunyai 10.000 telepon yang dapat digunakan.\n1880,\tsirkuit metalic pertama dipasang. Sirkuit ini merupakan perbaharuan dari sirkuit one-wire menjadi two-wire. Perbaharuan ini membantu mengurangi gangguan yang seringkali dirasakan dengan penggunaan jalur one-wire.\n1891,\ttelepon dengan nomor dial pertama kali digunakan. Telepon akan bekerja secara otomatis menghubungkan penelepon ke operator dengan cara menekan nomor dial berdasarkan instruksi.\n1915,\ttelepon dengan sistem wireless pertama kali digunakan. Sistem ini memudahkan pengguna telepon untuk saling berhubungan lintas negara.", "question_text": "Kapan Telepon pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "1877", "start_byte": 560, "limit_byte": 564}]} {"id": "-2201262498389234364-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Persia", "passage_text": "\nKekaisaran Persia (Persia: امپراتوری ایران) adalah sejumlah kekaisaran bersejarah yang berkuasa di Dataran Tinggi Iran, tanah air asal Bangsa Persia, dan sekitarnya termasuk Asia Barat, Asia Tengah dan Kaukasus. Saat ini, istilah Persia sering merujuk kepada Iran; Persia digunakan untuk isu sejarah, dan kebudayaan, dan Iran digunakan untuk isu politik. Bangsa yang dikemudian hari memproklamirkan diri sebagai Republik Islam Iran ini didominasi oleh Syi'ah.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan kerajaan Persia ?", "answers": [{"text": "Dataran Tinggi Iran, tanah air asal Bangsa Persia, dan sekitarnya termasuk Asia Barat, Asia Tengah dan Kaukasus", "start_byte": 114, "limit_byte": 225}]} {"id": "-5777824383334476946-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda", "passage_text": "\nPengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda atau Pengakuan Kedaulatan Indonesia adalah peristiwa di mana Belanda akhirnya mengakui bahwa kemerdekaan Indonesia adalah tanggal 17 Agustus 1945 sesuai dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia, bukan tanggal 27 Desember 1949 saat soevereiniteitsoverdracht (penyerahan kedaulatan) ditandatangani di Istana Dam, Amsterdam.", "question_text": "kapankah republik indonesia merdeka?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1945", "start_byte": 184, "limit_byte": 199}]} {"id": "4377898323808140109-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Pinang", "passage_text": "Pulau Pinang atau Penang merupakan sebuah Negara Bagian Malaysia, yang terdiri dari Pulau Pinang seluas 293 km², dan “Seberang Perai” yang terletak di pantai barat Semenanjung Malaysia seluas 760km² . Asal namanya dari pohon Pinang. Pulau ini diasaskan oleh Francis Light pada tahun 1786. Pulau Pinang adalah antara negeri yang termaju dan terkaya dalam Malaysia.", "question_text": "Berapa luas pulau Penang?", "answers": [{"text": "293 km²", "start_byte": 104, "limit_byte": 112}]} {"id": "-5148396622598731586-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Semeru", "passage_text": "Gunung Semeru atau Gunung Meru adalah sebuah gunung berapi kerucut di Jawa Timur, Indonesia. Gunung Semeru merupakan gunung tertinggi di Pulau Jawa, dengan puncaknya Mahameru, 3.676 meter dari permukaan laut (mdpl). Gunung Semeru juga merupakan gunung berapi tertinggi ketiga di Indonesia setelah Gunung Kerinci di Sumatera dan Gunung Rinjani di Nusa Tenggara Barat[1]. Kawah di puncak Gunung Semeru dikenal dengan nama Jonggring Saloko. Gunung Semeru secara administratif termasuk dalam wilayah dua kabupaten, yakni Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur. Gunung ini termasuk dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.", "question_text": "Berapakah tinggi Gunung Semeru?", "answers": [{"text": "3.676 meter dari permukaan laut (mdpl)", "start_byte": 176, "limit_byte": 214}]} {"id": "-3054261984878711895-4", "language": "indonesian", "document_title": "Komunisme", "passage_text": "Komunis internasional sebagai teori ideologi mulai diterapkan setelah meletusnya Revolusi Bolshevik di Rusia tanggal 7 November 1917. Sejak saat itu komunisme diterapkan sebagai sebuah ideologi dan disebarluaskan ke negara lain. Pada tahun 2005 negara yang masih menganut paham komunis adalah Tiongkok, Vietnam, Korea Utara, Kuba dan Laos. Komunis internasional adalah teori yang disebutkan oleh Karl Marx.", "question_text": "Kapan ideologi komunis muncul di dunia ?", "answers": [{"text": "7 November 1917", "start_byte": 117, "limit_byte": 132}]} {"id": "1291414922641900673-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pangeran Puger", "passage_text": "Nama asli Pangeran Puger adalah Raden Mas Darajat. Ia merupakan putra Sunan Amangkurat I, raja terakhir Kesultanan Mataram yang lahir dari Ratu Wetan atau permaisuri kedua. Ibunya tersebut berasal dari Kajoran, yaitu sebuah cabang keluarga keturunan Kesultanan Pajang.", "question_text": "siapakah orang tua Sri Susuhunan Amangkurat II?", "answers": [{"text": "Sunan Amangkurat I, raja terakhir Kesultanan Mataram yang lahir dari Ratu Wetan", "start_byte": 70, "limit_byte": 149}]} {"id": "4465618716149753216-0", "language": "indonesian", "document_title": "Internet untuk Segala", "passage_text": "Internet untuk Segala-(nya) (English: Internet of Things, atau dikenal juga dengan singkatan IoT) merupakan sebuah konsep yang bertujuan untuk memperluas manfaat dari konektivitas internet yang tersambung secara terus-menerus. Adapun kemampuan seperti berbagi data, remote control, dan sebagainya, termasuk juga pada benda di dunia nyata. Contohnya bahan pangan, elektronik, koleksi, peralatan apa saja, termasuk benda hidup yang semuanya tersambung ke jaringan lokal dan global melalui sensor yang tertanam dan selalu aktif.[1]", "question_text": "Apakah singkatan Internet of Things?", "answers": [{"text": "IoT", "start_byte": 93, "limit_byte": 96}]} {"id": "6256096436692776365-1", "language": "indonesian", "document_title": "Holografi", "passage_text": "\nFisikawan berkebangsaan Hungaria-Inggris, Dennis Gabor, diberi Penghargaan Nobel bidang Fisika pada tahun 1971 \"berkat penemuan dan pengembangannya dalam metode/teknik holografi\". Pekerjaan yang dia lakukan pada akhir tahun 1940an, didasari oleh pekerjaan sebelumnya di bidang mikroskopi sinar X oleh ilmuwan lain, seperti Mieczysław Wolfke pada tahun 1920 dan William Lawrence Bragg pada tahun 1939. Penemuan ini merupakan hasil yang tidak diduga dari riset yang dilakukan dalam pengembangan mikroskop elektron di perusahaan British Thomson-Houston (BTH) di Kota Rugby, Inggris, dan perusahaan tersebut mengajukan paten pada Desember 1947. Teknik ini sampai sekarang masih digunakan dalam penggunaan mikroskop elektron, dimana teknik ini dikenal dengan istilah holografi elektron, tetapi holografi optikal tidak berkembang banyak hingga penemuan laser pada tahun 1960. Kata holografi berasal dari kata dalam bahasa Yunani ὅλος (hólos; \"seluruh\") dan γραφή (grafḗ; \"tulisan\" atau \"lukisan\").", "question_text": "siapakah pencipta Holografi?", "answers": [{"text": "Dennis Gabor", "start_byte": 43, "limit_byte": 55}]} {"id": "6495034066482637864-1", "language": "indonesian", "document_title": "Adobe Flash", "passage_text": "Sebelum tahun 2005, Flash dirilis oleh Macromedia. Flash 1.0 diluncurkan pada tahun 1996 setelah Macromedia membeli program animasi vektor bernama FutureSplash. Versi terakhir yang diluncurkan di pasaran dengan menggunakan nama 'Macromedia' adalah Macromedia Flash 8. Pada tanggal 3 Desember 2005 Adobe Systems mengakuisisi Macromedia dan seluruh produknya, sehingga nama Macromedia Flash berubah menjadi Adobe Flash.", "question_text": "Siapakah yang mengembangkan Adobe Flash?", "answers": [{"text": "Macromedia", "start_byte": 39, "limit_byte": 49}]} {"id": "-2445635182454049162-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pelantikan Presiden Joko Widodo", "passage_text": "Upacara Pelantikan Joko Widodo (Jokowi) sebagai Presiden Indonesia ke-7 dilakukan di Gedung DPR/MPR, Jakarta pada tanggal 20 Oktober 2014 pagi. Upacara ini menandai secara resmi dimulainya jabatan Joko Widodo sebagai Presiden dan Jusuf Kalla sebagai Wakil Presiden Indonesia, yang telah memenangkan pemilihan umum presiden pada 9 Juli 2014.\n", "question_text": "Kapan Joko Widodo dilantik menjadi presiden ?", "answers": [{"text": "20 Oktober 2014", "start_byte": 122, "limit_byte": 137}]} {"id": "-1815236077102936052-0", "language": "indonesian", "document_title": "His Dark Materials", "passage_text": "His Dark Materials adalah trilogi novel fantasi karya pengarang Inggris Phillip Pullman, dimulai dari Northern Lights (1995 - diganti dengan The Golden Compass dalam edisi Amerika Utara), The Subtle Knife (1997), dan The Amber Spyglass (2000).", "question_text": "Apakah judul buku ketiga trilogi His Dark Materials ?", "answers": [{"text": "The Amber Spyglass", "start_byte": 217, "limit_byte": 235}]} {"id": "3123587330172649363-0", "language": "indonesian", "document_title": "David Brinkley", "passage_text": "David McClure Brinkley () adalah pembawa berita di jaringan televisi NBC dan ABC Amerika Serikat dari tahun 1951 hingga 1997. Pengalaman di dunia penyiaran dirangkumnya dalam memoar berjudul 11 Presiden, 4 Perang, 22 Konvensi Politik, 1 Pendaratan di Bulan, 3 Pembunuhan, 2,000 Minggu Berita di Televisi, 18 Tahun Dibesarkan di North Carolina.", "question_text": "Kapan David McClure Brinkley mulai menjadi pembawa berita ?", "answers": [{"text": "1951", "start_byte": 108, "limit_byte": 112}]} {"id": "-7486817147708665807-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Meskipun negara-bangsa Jerman modern baru terbentuk pada tahun 1871 seusai Perang Perancis-Prusia, satuan-satuan politik di wilayah ini telah lama memainkan posisi penting dalam era monarki di Eropa sejak penguasaan oleh Kekaisaran Romawi menjelang era modern (Masehi) hingga berakhirnya Perang Napoleon. Penyatuan wilayah Eropa Tengah pada masa Karl Yang Agung (Charlemagne), pemimpin Kerajaan Franka, pada abad ke-8 menjadi rintisan terbentuknya suatu imperium konfederatif berusia hampir 1000 tahun yang dikenal sebagai Imperium Romawi Suci. Imperium ini sangat mewarnai budaya feodal di seluruh Eropa serta menjadi pusat Reformasi gereja kristen pada abad ke-16 yang melahirkan Protestantisme. Ketika Imperium Romawi Suci dibubarkan pada tahun 1806 akibat perpecahan yang ditimbulkan oleh perang Napoleon, telah tumbuh rasa satu kebangsaan sebagai masyarakat berbahasa yang sama (bahasa Jerman). Namun, negara modern yang terbentuk kemudian tidak sanggup menyatukan cita-cita kebangsaan itu karena Austria membentuk sekutu bersama Hungaria menjadi negara terpisah dari negara Jerman modern. Pada tahun 1949, Jerman, dengan wilayah yang jauh berkurang akibat dua perang besar di Eropa, terbagi menjadi dua negara terpisah: Jerman Barat[2] dan Jerman Timur. Pemisahan ini berakhir 3 Oktober 1990 (menjadi hari nasional Jerman sekarang) ketika Jerman Timur secara resmi menyatukan diri dengan Jerman Barat.", "question_text": "tahun berapakah Jerman berdiri sebagai negara?", "answers": [{"text": "1871", "start_byte": 63, "limit_byte": 67}]} {"id": "8484388479511878464-3", "language": "indonesian", "document_title": "Spektrometer", "passage_text": "Spektrometer adalah alat optik yang digunakan untuk mengamati dan mengukur sudut deviasi cahaya datang karena pembiasan dan dispersi. Dengan menggunakan Hukum Snellius, indeks bias dari kaca prisma untuk panjang gelombang tertentu atau warna tertentu dapat ditentukan.[3]", "question_text": "Apakah alat yang berfungsi berdasarkan prinsip pembiasan cahaya?", "answers": [{"text": "Spektrometer", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "9167016293597511542-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengepungan Konstantinopel (717–718)", "passage_text": "Pengepungan Kedua Konstantinopel oleh Arab pada tahun 717–718 adalah upaya gabungan darat dan laut oleh pasukan Arab dari Kekhalifahan Umayyah terhadap ibu kota Kekaisaran Bizantium, Konstantinopel. Upaya ini menandai puncak dari dua puluh tahun serangan, gangguan, dan pendudukan Arab yang bertahap terhadap perbatasan Bizantium, sementara kekuatan Bizantium sedang melemah akibat kekacauan dalam negeri yang berkepanjangan. Pada tahun 716, setelah persiapan selama bertahun-tahun, pasukan Arab, dipimpin oleh Maslamah bin Abdul Malik, menginvasi Asia Kecil milik Bizantium. Meskipun pada awalnya mereka ingin memanfaatkan perang saudara Bizantium dan membuat kesepakatan dengan jenderal Leo orang Isauria, yang bangkit menentang Kaisar Theodosius III, akan tetapi Leo justru memperdayai pihak Arab dan merebut tahta Bizantium untuk dirinya sendiri.", "question_text": "Siapakah yang menaklukkan Konstantinopel dari pihak islam ?", "answers": [{"text": "Kekhalifahan Umayyah", "start_byte": 124, "limit_byte": 144}]} {"id": "-3166739790232009732-0", "language": "indonesian", "document_title": "Satelit", "passage_text": "\n\n\nSatelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. Ada dua jenis satelit yakni satelit alami dan satelit buatan. Sisa artikel ini akan berkisar tentang satelit buatan.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan satelit?", "answers": [{"text": "benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu", "start_byte": 18, "limit_byte": 93}]} {"id": "4506003418413556157-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bagdad", "passage_text": "Bagdad tetap dikuasai Kerajaan Ottoman hingga terbentuknya kerajaan Irak di bawah kekuasaan Britania Raya pada 1921, yang kemudian dilanjutkan dengan kemerdekaan resmi pada 1932 dan kemerdekaan penuh pada 1946. Pengaruh Eropa ini juga mengubah wajah kota. Pada tahun 1920, Bagdad - yang tumbuh dari lokasi tertutup seluas 254 mil persegi (657km²) - menjadi ibu kota negara baru Irak.", "question_text": "Berapa luas wilayah Baghdad?", "answers": [{"text": "254 mil persegi", "start_byte": 322, "limit_byte": 337}]} {"id": "6902155470563678205-6", "language": "indonesian", "document_title": "Unit Pemroses Sentral", "passage_text": "CPU berfungsi seperti kalkulator, hanya saja CPU jauh lebih kuat daya pemrosesannya. Fungsi utama dari CPU adalah melakukan operasi aritmetika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras, seperti papan tombol, pemindai, tuas kontrol, maupun tetikus. CPU dikontrol menggunakan sekumpulan instruksi perangkat lunak komputer. Perangkat lunak tersebut dapat dijalankan oleh CPU dengan membacanya dari media penyimpan, seperti cakram keras, disket, cakram padat, maupun pita perekam. Instruksi-instruksi tersebut kemudian disimpan terlebih dahulu pada memori fisik (MAA), yang mana setiap instruksi akan diberi alamat unik yang disebut alamat memori. Selanjutnya, CPU dapat mengakses data-data pada MAA dengan menentukan alamat data yang dikehendaki.", "question_text": "Apakah fungsi utama CPU ?", "answers": [{"text": "melakukan operasi aritmetika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras, seperti papan tombol, pemindai, tuas kontrol, maupun tetikus", "start_byte": 114, "limit_byte": 323}]} {"id": "-8451888306622600754-3", "language": "indonesian", "document_title": "H. H. Holmes", "passage_text": "Holmes lahir sebagai Herman Webster Mudgett di Gilmanton, New Hampshire, pada tanggal 16 Mei 1861, ke Levi Horton Mudgett dan Theodate Page Price, keduanya berasal dari pemukim Inggris pertama di daerah tersebut. Mudgett adalah anak ketiga orangtuanya; Dia memiliki kakak perempuan Ellen, kakak Arthur dan adik laki-laki Henry.[6][7] Ayah Holmes berasal dari keluarga petani, dan kadang-kadang dia bekerja sebagai petani, pedagang dan pelukis rumah; Orang tuanya adalah penganut Methodist yang taat.[8] Kemudian mencoba untuk memasukkan Holmes ke dalam pola yang terlihat pada pembunuh berantai modern telah menggambarkan dia menyiksa hewan dan menderita pelanggaran ayah yang kejam, namun laporan saksi mata dan kontemporer tentang masa kecilnya tidak menunjukkan jejak ini.[5]", "question_text": "Kapan H.H. Holmes lahir ?", "answers": [{"text": "16 Mei 1861", "start_byte": 86, "limit_byte": 97}]} {"id": "-2316679120738318787-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dropbox", "passage_text": "Dropbox adalah layanan penyedia data berbasis web yang dioperasikan oleh Dropbox, Inc. Dropbox menggunakan sistem penyimpanan berjaringan yang memungkinkan pengguna untuk menyimpan dan berbagi data serta berkas dengan pengguna lain di internet menggunakan sinkronisasi data. Dropbox didirikan pada tahun 2007 oleh lulusan Massachusetts Institute of Technology (MIT) Drew Houston dan Arash Ferdowsi dengan modal awal yang didapat dari Y Combinator.[9]", "question_text": "siapakah pendiri Dropbox?", "answers": [{"text": "Drew Houston dan Arash Ferdowsi", "start_byte": 366, "limit_byte": 397}]} {"id": "-5693922772236404694-0", "language": "indonesian", "document_title": "Punk rock", "passage_text": "\"Punk Rock\" adalah salah satu cabang genre dari musik Rock, musik punk rock ini muncul pada era 1970'an dengan munculnya band seperti The Clash, Sex Pistols.", "question_text": "Apakah band punk rock pertama di Inggris ?", "answers": [{"text": "The Clash, Sex Pistols", "start_byte": 134, "limit_byte": 156}]} {"id": "8434230546578010582-0", "language": "indonesian", "document_title": "Papua", "passage_text": "\n\n\nPapua adalah sebuah provinsi terluas Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Papua atau bagian paling timur wilayah Papua milik Indonesia. Belahan timurnya merupakan negara Papua Nugini. Provinsi Papua dulu mencakup seluruh wilayah Papua Bagian barat, namun sejak tahun 2003 dibagi menjadi dua provinsi dengan bagian timur tetap memakai nama Papua sedangkan bagian baratnya memakai nama Papua Barat.\nPapua memiliki luas 808.105km persegi dan merupakan pulau terbesar kedua di dunia dan terbesar pertama di Indonesia.", "question_text": "Berapa luas Provinsi Papua ?", "answers": [{"text": "808.105km persegi", "start_byte": 430, "limit_byte": 447}]} {"id": "-1630181598804705421-16", "language": "indonesian", "document_title": "Super Junior", "passage_text": "Dengan hanya sepuluh anggota tersisa, Super Junior kembali merilis album studio keempat, Bonamana bulan Mei 2010. Meskipun album ini belum mampu melampaui kesuksesan Sorry, Sorry namun mencatat penjualan album total 300.000 kopi di Korea Selatan, angka ini melebihi penjualan Sorry, Sorry. Album ini memuncaki tangga musik Jepang-Korea selama 61 minggu di Taiwan, memecahkan rekor mereka sebelumnya.[58]", "question_text": "berapakah jumlah anggota boyband Super Junior?", "answers": [{"text": "sepuluh", "start_byte": 13, "limit_byte": 20}]} {"id": "-5791787309015594891-3", "language": "indonesian", "document_title": "DMOZ", "passage_text": "\nODP telah didirikan di Amerika Serikat dengan nama Gnuhoo oleh Rich Skrenta dan Bob Truel pada tahun 1998 saat mereka berdua bekerja sebagai insinyur untuk Sun Microsystems. Chris Tolles, yang bekerja di Sun Microsystems sebagai kepala pemasaran untuk produk keamanan jaringan, juga ikut bergabung pada tahun 1998 sebagai seorang wakil pendiri Gnuhoo bersama dengan pendiri Bryn Dole dan Jeremy Wenokur, Rich Skrenta telah mengembangkan TASS, yang merupakan versi lanjutan dari pendahulunya Tin, dan thread populer Usenet pembaca berita untuk Unix sistem. Kebetulan, struktur kategori asli dari direktori Gnuhoo berdasarkan bebas pada struktur newsgroup Usenet yang kemudian mulai eksisten.", "question_text": "Kapan Dmoz didirikan?", "answers": [{"text": "1998", "start_byte": 102, "limit_byte": 106}]} {"id": "-2567087621141694765-3", "language": "indonesian", "document_title": "Belanja daring", "passage_text": "Belanja daring pertama kali dilakukan di Inggris pada tahun 1979 oleh Michael Aldrich dari Redifon Computers. Ia menyambungkan televisi berwarna dengan komputer yang mampu memproses transaksi secara realtime melalui sarana kabel telepon. Sejak tahun 1980, ia menjual sistem belanja daring yang ia temukan di berbagai penjuru Inggris.", "question_text": "Kapan istilah Belanja daring muncul ?", "answers": [{"text": "1979", "start_byte": 60, "limit_byte": 64}]} {"id": "8376051708913382585-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fisika atom", "passage_text": "\nFisika atom adalah bidang ilmu fisika yang mempelajari atom sebagai sistem terisolasi dari elektron dan inti atom. Fisika atom terkait dengan konfigurasi elektron dan proses yang menyebabkan konfigurasi ini berubah. Hal ini termasuk hubungan ion dan atom netral.", "question_text": "Apa itu fisika atom?", "answers": [{"text": "bidang ilmu fisika yang mempelajari atom sebagai sistem terisolasi dari elektron dan inti atom", "start_byte": 20, "limit_byte": 114}]} {"id": "9107230088018832171-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyakit saluran kencing bagian bawah pada kucing", "passage_text": "Feline lower urinary tract disease (FLUTD) yang dikenal juga dengan feline urologic syndrome (FUS) merupakan masalah kesehatan yang sering terjadi pada kucing terutama kucing jantan. Masalah kesehatan ini mengganggu vesika urinaria (VU) dan uretra kucing. Gangguan pada uretra terjadi disebabkan oleh struktur uretra kucing jantan yang berbentuk seperti tabung memiliki bagian yang menyempit sehingga sering menimbulkan penyumbatan urin dari VU ke luar tubuh. Feline lower urinary tract disease (FLUTD) meliputi beberapa kondisi yang terjadi pada saluran urinaria kucing (Nash 1997).\nSindrom yang terjadi pada kucing ini ditandai dengan pembentukan kristal (paling sering struvite) di dalam VU. Kristal tersebut kemudian akan menyebabkan inflamasi, perdarahan pada urin, kesulitan buang air kecil, serta beberapa kasus dapat menyebabkan obstruksi aliran normal urin keluar dari VU yang dapat menyebabkan kematian (Pinney 2009). Manifestasi penyakit yang disebabkan oleh akumulasi kristal mineral pada saluran urinaria antara lain, adalah:\na.\tperadangan kandung kemih cystitis akibat iritasi dari kristal pada dinding VU,\nb.\turolithiasis yaitu pembentukan batu VU,\nc.\tpembentukan sumbat pada uretra berupa pasir kristal mineral (blokade uretra),\nd.\turemia yaitu akumulasi zat kimia yang beracun pada aliran darah ketika blokade pada uretra (Duval 2002). Pada beberapa keadaan urin yang tertahan dalam VU dapat berbalik mengalir ke ginjal yang menyebabkan kematian oleh gagal ginjal akut atau cystitis parah. Kematian terjadi karena toksin menyebar melalui aliran darah menyebabkan sepsis (Pinney 2009).", "question_text": "Apa nama penyakit yang sering terjadi pada kucing ?", "answers": [{"text": "Feline lower urinary tract disease", "start_byte": 0, "limit_byte": 34}]} {"id": "7153381864604731458-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Simpsons", "passage_text": "The Simpsons adalah serial kartun komedi Amerika Serikat yang diciptakan oleh Matt Groening. Program ini pertama kali mulai ditayangkan sebagai potongan acara Tracey Ullman Show pada tahun 1987.", "question_text": "Kapan serial The Simpsons pertama kali muncul di TV?", "answers": [{"text": "1987", "start_byte": 189, "limit_byte": 193}]} {"id": "-7732461143361936581-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penaklukan Suriah oleh Muslim", "passage_text": "Penaklukan Suriah oleh Muslim terjadi pada paruh pertama abad ke-7.[1], di mana wilayah ini sudah dikenal sebelumnya dengan nama lain seperti Bilad al-Sham, Levant, atau Suriah Raya. Sebenarnya pasukan Islam sudah berada di perbatasan selatan beberapa tahun sebelum Nabi Muhammad SAW meninggal dunia tahun 632 M, seperti terjadinya pertempuran Mu'tah pada tahun 629 M, akan tetapi penaklukan sesungguhnya baru dimulai pada tahun 634 M di bawah perintah Kalifah Abu Bakar dan Umar bin Khattab, dengan Khalid bin Walid sebagai panglima utamanya.[1]", "question_text": "Di masa pemerintahan siapa Penaklukan Suriah terjadi?", "answers": [{"text": "Kalifah Abu Bakar dan Umar bin Khattab", "start_byte": 453, "limit_byte": 491}]} {"id": "-8553319467861400139-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulaa, Betoambari, Baubau", "passage_text": "Sulaa (juga sering disebut dengan Desa Topa) merupakan sebuah wilayah paling bersejarah di Kota Baubau[1]. Topa dijuluki sebagai \"Negeri Sejuta Mata Air\" karena memiliki sumber mata air alami sebagai sumber utama kebutuhan hidup masyarakatnya. Selain itu, Topa juga dijuluki sebagai \"Kampung Diplomat\" karena secara historis menjadi pendaratan pertama Kerajaan Buton yang ditandai dengan ditemukannya tempat bersejarah \"Sulaana Tombi\", yaitu situs bersejarah tempat ditancapkannya bendera \"Longa-Longa\" sebagai bendera simbol Kerajaan Buton. Dahulunya di wilayah ini dihuni oleh tiga orang \"utusu\" (baca: utusan atau diplomat), yang bernama La Bawea sebagai penguasa wilayah Utara Topa, Laode Nurdin sebagai penguasa wilayah Tengah Topa, dan La Balawa sebagai penguasa wilayah Selatan Topa. Di satu sisi juga, Topa dijuluki sebagai \"Kampung Tenun\" karena di wilayah ini menjadi penghasil terbesar kerajinan Sarung Tenun khas Buton di Indonesia. Di wilayah ini terbentang luas tiga pantai utama, yaitu Pantai Nirwana, Pantai Lakeba, dan Pantai Tobe-Tobe (sebagai pantai utama Topa).", "question_text": "Kenapa Topa disebut dengan Negeri Sejuta Mata Air?", "answers": [{"text": "karena memiliki sumber mata air alami sebagai sumber utama kebutuhan hidup masyarakatnya", "start_byte": 154, "limit_byte": 242}]} {"id": "-521077992990010619-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ho Chi Minh", "passage_text": "Hồ Chí Minh (chữ nôm: 胡志明; ) adalah seorang tokoh revolusi dan negarawan Vietnam, yang kemudian menjadi Perdana Menteri (1954) dan Presiden Vietnam Utara (1954–1969). Selain itu, Ho Chi Minh merupakan salah satu politisi yang paling berpengaruh pada abad-20.[1]", "question_text": "Berapa lama Hồ Chí Minh menjabat menjadi presiden ?", "answers": [{"text": "1954–1969", "start_byte": 167, "limit_byte": 178}]} {"id": "-6569006443312902324-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat lunak", "passage_text": "\nPerangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan perangkat lunak?", "answers": [{"text": "istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer", "start_byte": 70, "limit_byte": 249}]} {"id": "-7681151348849803221-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada hari Jumat, tanggal 17 Juni 1864, kereta api pertama di Indonesia lahir. Pembangunan diprakarsai oleh Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS) dengan rute Samarang-Tanggung. Pencangkulan tanah pertama dilakukan di Desa Kemijen dan diresmikan oleh Mr. L.A.J.W. Baron Sloet van de Beele. Namun jalur ini dibuka tiga tahun berikutnya, 10 Agustus 1867. Hingga tahun 1873 tiga kota di Jawa Tengah, yaitu Semarang, Solo, dan Yogyakarta sudah berhasil dihubungkan.[6][7][8]", "question_text": "Siapakah pendiri PT KAI?", "answers": [{"text": "Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij", "start_byte": 107, "limit_byte": 148}]} {"id": "332325351675108345-1", "language": "indonesian", "document_title": "Transportasi rel di Jepang", "passage_text": "Sejak adanya kereta api pertama di Jepang pada zaman Meiji hingga akhir Perang Dunia II, kereta api dan semua relnya dimiliki dan dioperasikan oleh Kementerian Kereta Api. Pemilikan dan pengoperasian kereta api kemudian dialihkan ke perusahaan negara Nippon Kokuyū Tetsudō disingkat Kokutetsu (Japanese National Railways) sebelum dilebur berdasarkan kebijakan swastanisasi perusahaan kereta api dan diteruskan oleh Japan Railways Group yang terdiri dari 7 perusahaan.", "question_text": "apakah perusahaan kereta api pertama di Jepang?", "answers": [{"text": "Nippon Kokuyū Tetsudō", "start_byte": 251, "limit_byte": 274}]} {"id": "-6147427205971578239-1", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke-43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, seperti Animax dan stasiun televisi lainnya, pada 3 Oktober 2002 sampai sekarang. Seri pertama terdiri atas 9 musim dan berlangsung 220 episode. Musim pertama dari seri kedua mulai ditayangkan pada tanggal 15 Februari 2007. Di Indonesia sendiri, anime Naruto pernah ditayangkan oleh stasiun televisi Trans TV, yang kemudian ditayangkan lebih lanjut oleh GTV dan sempat ditayangkan di Indosiar untuk musim keempat dan kelima sampai Naruto Shippuden musim kelima. Selain serial anime, Studio Pierrot telah mengembangkan delapan film untuk seri dan beberapa original video animation (OVA). Jenis barang dagangan termasuk novel ringan, permainan video dan koleksi kartu yang dikembangkan oleh beberapa perusahaan.", "question_text": "Kapan Naruto mulai difilmkan ?", "answers": [{"text": "3 Oktober 2002", "start_byte": 527, "limit_byte": 541}]} {"id": "2958529694107008981-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gelombang gravitasi", "passage_text": "Dalam fisika, gelombang gravitasi adalah riak dalam lengkung ruang-waktu yang bergerak dalam bentuk gelombang menjauhi sumbernya. Keberadaan gelombang ini diprediksi pada tahun 1916[1][2] oleh Albert Einstein sebagai dasar teori relativitas umum yang dipaparkannya.[3][4] Gelombang gravitasi mengangkut energi dalam bentuk radiasi gravitasi. Gelombang ini terbentuk akibat invariansi Lorentz dalam relativitas umum yang menjelaskan bahwa segala pergerakan interaksi fisik dibatasi oleh kecepatan cahaya. Sebaliknya, gelombang gravitasi tidak dapat terbentuk dalam teori gravitasi Newton yang menyatakan bahwa interaksi fisik bergerak dengan kecepatan tak hingga. Sebelum gelombang ini terdeteksi, sudah ada bukti-bukti tak langsung mengenai keberadaannya. Misalnya, pengukuran sistem biner Hulse–Taylor menunjukkan bahwa gelombang gravitasi bukan sekadar hipotesis. Gelombang gravitasi yang dapat terdeteksi diduga berasal dari sistem bintang biner yang terdiri atas katai putih, bintang neutron, dan lubang hitam.", "question_text": "Apakah yang dimaksud Gelombang gravitasi?", "answers": [{"text": "riak dalam lengkung ruang-waktu yang bergerak dalam bentuk gelombang menjauhi sumbernya", "start_byte": 41, "limit_byte": 128}]} {"id": "-2083210089514905324-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Tanjung Esperance", "passage_text": "Pertempuran Tanjung Esperance atau dikenal sebagai Pertempuran Pulau Savo Kedua, dan menurut sumber Jepang sebagai Pertempuran Laut Pulau Savo(サボ島沖海戦,Sabo-tō Oki Kaisen) adalah pertempuran laut yang terjadi dari 11 Oktober hingga 12 Oktober 1942 semasa Perang Pasifik Perang Dunia II antara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dan Angkatan Laut Amerika Serikat. Pertempuran ini merupakan pertempuran ketiga dari lima pertempuran laut terbesar sepanjang kampanye Guadalkanal, dan terjadi di jalan masuk selat antara Pulau Savo dan Guadalkanal di Kepulauan Solomon.", "question_text": "Kapan Pertempuran Tanjung Esperance terjadi ?", "answers": [{"text": "11 Oktober hingga 12 Oktober 1942", "start_byte": 225, "limit_byte": 258}]} {"id": "6974443021697873726-9", "language": "indonesian", "document_title": "Algemeene Middelbare School", "passage_text": "Untuk memberikan akses yang lebih baik kepada kaum pribumi, akhirnya dibuatlah sebuah jalur pendidikan menengah yang baru di Hindia Belanda. Pada tahun 1916 Pemerintah Kolonial Hindia Belanda menerima usul dari sebuah komisi tentang pendidikan Algemeene Middelbareschool (AMS). Pada jalur pendidikan menengah ini ditempuh selama enam tahun dalam dua bagian. Bagian bawahnya disebut Meer Uitgebreid Lager Onderwijs MULO afdeeling der AMS – pendidikan menengah umum bagian pendidikan dasar yang diperluas, kemudian bagian kedua/atas disebut Voorbereidend Hooger Onderwijs afdeeling der Algemeene Middelbare School (VHO AMS) – pendidikan menengah umum bagian persiapan pendidikan tinggi.[1] Tamatan afdeeling VHO ini dapat diterima berdasarkan peraturan di perguruan tinggi di Negeri Belanda.[2]:2", "question_text": "Apakah tujuan dibangunnya Algemeene Middelbare School?", "answers": [{"text": "Untuk memberikan akses yang lebih baik kepada kaum pribumi", "start_byte": 0, "limit_byte": 58}]} {"id": "-5501966065264784406-1", "language": "indonesian", "document_title": "Desa Penglipuran", "passage_text": "Total area dari desa ini mencapai 112 hektar dengan ketinggian 500-600 meter diatas laut dan berlokasi sekitar 5 kilometer dari kota Bangli atau 45 kilometer dari Kota Denpasar. Desa ini dikelilingi oleh desa adat lainnya, seperti Desa Kayang di utara, Desa Kubu di timur, Desa Gunaksa di selatan dan Desa Cekeng. Temperatur bervariasi dari sejuk sampai dingin (16-29°C) dan curah hujan rata-rata 2000 mm pertahun. Permukaan tanah termasuk rendah dengan ketinggian 1-15 meter.[2]", "question_text": "Berapa luas desa Penglipuran?", "answers": [{"text": "112 hektar", "start_byte": 34, "limit_byte": 44}]} {"id": "-7121988850927728517-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mikroorganisme", "passage_text": "\nMikroorganisme atau mikroba adalah organisme yang berukuran sangat kecil sehingga untuk mengamatinya diperlukan alat bantuan.[1] Mikroorganisme disebut juga organisme mikroskopik.[1] Mikroorganisme seringkali bersel tunggal (uniseluler) maupun bersel banyak (multiseluler) [1]. Namun, beberapa protista bersel tunggal masih terlihat oleh mata telanjang dan ada beberapa spesies multisel tidak terlihat mata telanjang. Virus juga termasuk ke dalam mikroorganisme meskipun tidak bersifat seluler.[1]", "question_text": "Apa pengertian dari mikroorganisme ?", "answers": [{"text": "organisme yang berukuran sangat kecil sehingga untuk mengamatinya diperlukan alat bantuan", "start_byte": 36, "limit_byte": 125}]} {"id": "-1339237536749684119-0", "language": "indonesian", "document_title": "Urin", "passage_text": "150px|jmpl|Urin di dalam toilet di museum seni kontemporer Denver\nUrin, air seni, atau air kencing adalah cairan sisa yang diekskresikan oleh ginjal yang kemudian akan dikeluarkan dari dalam tubuh melalui proses urinasi. Eksreksi urin diperlukan untuk membuang molekul-molekul sisa dalam darah yang disaring oleh ginjal dan untuk menjaga homeostasis cairan tubuh. Namun, ada juga beberapa spesies yang menggunakan urin sebagai sarana komunikasi olfaktori.\nUrin disaring di dalam ginjal, dibawa melalui ureter menuju kandung kemih, akhirnya dibuang keluar tubuh melalui uretra.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan air seni?", "answers": [{"text": "cairan sisa yang diekskresikan oleh ginjal yang kemudian akan dikeluarkan dari dalam tubuh melalui proses urinasi", "start_byte": 106, "limit_byte": 219}]} {"id": "8968009249753192365-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Tionghoa", "passage_text": "Sekitar 1/5 penduduk dunia menggunakan salah satu bentuk bahasa Tionghoa sebagai penutur asli, maka jika dianggap satu bahasa, bahasa Tionghoa merupakan bahasa dengan jumlah penutur asli terbanyak di dunia. Bahasa Tionghoa (dituturkan dalam bentuk standarnya, Mandarin) adalah bahasa resmi Tiongkok dan Taiwan, salah satu dari empat bahasa resmi Singapura, dan salah satu dari enam bahasa resmi PBB.", "question_text": "Apa bahasa yang digunakan masyarakat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Bahasa Tionghoa", "start_byte": 207, "limit_byte": 222}]} {"id": "4708287178149107715-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sinetron", "passage_text": "Sinetron (singkatan dari sinema elektronik) adalah istilah untuk program drama bersambung produksi Indonesia yang disiarkan oleh stasiun televisi di Indonesia.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan sinetron ?", "answers": [{"text": "istilah untuk program drama bersambung produksi Indonesia yang disiarkan oleh stasiun televisi di Indonesia", "start_byte": 51, "limit_byte": 158}]} {"id": "-6341401168757021200-23", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Jayapura", "passage_text": "Luas Kota Jayapura adalah 940 Km2 atau 940.000 Ha, terdiri dari 5 distrik, terbagi habis menjadi 25 kelurahan dan 14 kampung.\nSedangkan untuk letak astronomis, Kota Jayapura terletak pada 1°28”17,26”LS - 3°58’082”LS dan 137°34’10,6”BT - 141°0’8’22”BT.", "question_text": "Berapa luas kota Jayapura ?", "answers": [{"text": "940 Km2", "start_byte": 26, "limit_byte": 33}]} {"id": "3480872445897338360-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peradaban", "passage_text": "Peradaban atau tamadun memiliki berbagai arti dalam kaitannya dengan masyarakat manusia. Seringkali istilah ini digunakan untuk merujuk pada suatu masyarakat yang \"kompleks\": dicirikan oleh praktik dalam pertanian, hasil karya dan pemukiman, berbanding dengan budaya lain, anggota-anggota sebuah peradaban akan disusun dalam beragam pembagian kerja yang rumit dalam struktur hierarki sosial.", "question_text": "Apakah definisi dari peradaban ?", "answers": [{"text": "merujuk pada suatu masyarakat yang \"kompleks\"", "start_byte": 128, "limit_byte": 173}]} {"id": "5810404387354576337-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mutasi", "passage_text": "Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom. Mutasi pada tingkat gen disebut mutasi titik, sedangkan mutasi pada kromosomal biasanya disebut aberasi. Mutasi pada gen dapat mengarah pada munculnya alel baru dan menjadi dasar munculnya variasi-variasi baru pada spesies. Mutasi terjadi pada frekuensi rendah di alam, biasanya lebih rendah daripada 1:10.000 individu. Mutasi di alam dapat terjadi akibat zat pembangkit mutasi (mutagen, termasuk karsinogen), radiasi surya, radioaktif, sinar ultraviolet, sinar X, serta loncatan energi listrik seperti petir. Individu yang memperlihatkan perubahan sifat (fenotipe) akibat mutasi disebut mutan. Dalam kajian genetik, mutan biasa dibandingkan dengan individu yang tidak mengalami perubahan sifat (individu tipe liar atau \"wild type\").", "question_text": "Apa itu mutasi genetik ?", "answers": [{"text": "perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom", "start_byte": 14, "limit_byte": 114}]} {"id": "3761752515822984620-7", "language": "indonesian", "document_title": "Pompeii", "passage_text": "Para penduduk Pompeii, seperti mereka yang hidup di daerah itu sekarang, telah lama terbiasa dengan getaran kecil, namun pada 5 Februari 62 terjadi gempa bumi yang hebat yang menimbulkan kerusakan yang cukup besar di sekitar teluk itu dan khususnya terhadap Pompeii. Sebagian dari kerusakan itu masih belum diperbaiki ketika gunung berapi itu meletus . Namun, ini mungkin merupakan sebuah gempa tektonik daripada gempa yang disebabkan oleh meningkatnya magma yang terdapat di dalam gunung berapi .", "question_text": "Apakah peristiwa terbesar yang pernah terjadi di Pompeii ?", "answers": [{"text": "gempa bumi yang hebat yang menimbulkan kerusakan yang cukup besar", "start_byte": 149, "limit_byte": 214}]} {"id": "8920951341411375317-12", "language": "indonesian", "document_title": "Wings (band Malaysia)", "passage_text": "Pengunduran Black telah membuat pemain drum asal Wings, Jojet untuk bersama Wings kembali.", "question_text": "Siapakah drummer band Wings ?", "answers": [{"text": "Jojet", "start_byte": 56, "limit_byte": 61}]} {"id": "-8721354267282934454-3", "language": "indonesian", "document_title": "Rock and roll", "passage_text": "\nRock and roll mulai muncul sebagai gaya baru dalam bermusik di Amerika pada akhir tahun 1940-an sebagai percabangan musik country dan western produk budaya orang Amerika berkulit putih, dan musik rhythm and blues (R&B) yang merupakan produk budaya orang Afrika-Amerika. Unsur-unsur rock and roll sebenarnya sudah bisa didengar pada lagu-lagu country tahun 1930-an dan lagu-lagu blues dari tahun 1920-an. Walaupun demikian, genre musik yang baru ini tidak disebut \"rock and roll\" hingga pada tahun 1950-an. Bentuk awal rock and roll adalah rockabilly yang memadukan unsur-unsur R&B, blues, jazz, dan dipengaruhi musik folk Appalachia serta musik gospel. Bila ditelusur lebih jauh lagi, cikal bakal musik rock and roll bisa ditemukan di daerah slum Five Points, kota New York pada pertengahan abad ke-19. Di daerah tersebut untuk pertama kalinya terjadi percampuran antara tari Afrika yang ritmis dengan musik Eropa, khususnya musik untuk tari rakyat jig asal Irlandia yang sangat melodius.", "question_text": "Apa latar belakang utama munculnya musik rock ?", "answers": [{"text": "sebagai percabangan musik country dan western produk budaya orang Amerika berkulit putih, dan musik rhythm and blues (R&B) yang merupakan produk budaya orang Afrika-Amerika", "start_byte": 97, "limit_byte": 269}]} {"id": "-2433770071545244172-0", "language": "indonesian", "document_title": "Haver", "passage_text": "Haver (Avena sativa L.), dikenal pula sebagai oat, merupakan serealia yang cukup penting di daerah beriklim subtropis dan sedang. Bulir yang dihasilkannya (disebut haver pula) dimanfaatkan sebagai makanan serta pakan (terutama kuda). Di Indonesia produknya dikenal dari sejenis bubur yang diintroduksi penjajah Belanda, yang dikenal sebagai havermut.", "question_text": "Apakah famili Haver?", "answers": [{"text": "serealia yang cukup penting di daerah beriklim subtropis dan sedang", "start_byte": 61, "limit_byte": 128}]} {"id": "3746519814622378770-11", "language": "indonesian", "document_title": "Matahari", "passage_text": "Inti Matahari diperkirakan merentang dari pusatnya sampai 20–25% radius Matahari.[28] Kepadatannya mencapai 150g/cm3[29][30] (sekitar 150 kali lipat kepadatan air) dan suhu mendekati 15,7 juta kelvin (K).[30] Sebaliknya, suhu permukaan Matahari kurang lebih 5.800K. Analisis terkini terhadap data misi SOHO menunjukkan adanya tingkat rotasi yang lebih cepat di bagian inti ketimbang di seluruh zona radiatif.[28] Sepanjang masa hidup Matahari, energi dihasilkan oleh fusi nuklir melalui serangkaian tahap yang disebut rantai p–p (proton–proton); proses ini mengubah hidrogen menjadi helium.[31] Hanya 0,8% energi Matahari yang berasal dari siklus CNO.[32]", "question_text": "Berapakah suhu matahari ?", "answers": [{"text": "15,7 juta kelvin", "start_byte": 185, "limit_byte": 201}]} {"id": "4368736031961261241-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Mandailing", "passage_text": "Suku Mandailing (Mandailing: ᯔᯉ᯲ᯑᯤᯞᯪᯰ) adalah salah satu suku yang ada di Asia Tenggara. Suku ini lebih banyak ditemui di bagian utara pulau Sumatera, Indonesia. Mereka datang di bawah pengaruh Kaum Padri yang memerintah Minangkabau di Tanah Datar. Hasilnya, suku ini dipengaruhi oleh budaya Islam. Suku ini juga tersebar di Malaysia, tepatnya di Selangor dan Perak. Suku ini juga memiliki keterkaitan dengan Suku Angkola.", "question_text": "Dimanakah suku Mandailing tersebar ?", "answers": [{"text": "Selangor dan Perak", "start_byte": 363, "limit_byte": 381}]} {"id": "-4052415513518772851-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ekologi", "passage_text": "Pembahasan ekologi tidak lepas dari pembahasan ekosistem dengan berbagai komponen penyusunnya, yaitu faktor abiotik dan biotik. Faktor abiotik antara lain suhu, air, kelembaban, cahaya, dan topografi, sedangkan faktor biotik adalah makhluk hidup yang terdiri dari manusia, hewan, tumbuhan, dan mikroba. Ekologi juga berhubungan erat dengan tingkatan-tingkatan organisasi makhluk hidup, yaitu populasi, komunitas, dan ekosistem yang saling memengaruhi dan merupakan suatu sistem yang menunjukkan kesatuan.", "question_text": "apakah 5 tingktan ekologi?", "answers": [{"text": "populasi, komunitas, dan ekosistem yang saling memengaruhi dan merupakan suatu sistem yang menunjukkan kesatuan", "start_byte": 392, "limit_byte": 503}]} {"id": "1428540963959135078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Van Gend en Loos v Nederlandse Administratie der Belastingen", "passage_text": "Van Gend en Loos v Nederlandse Administratie der Belastingen (1963) adalah kasus Mahkamah Eropa yang menetapkan bahwa pasal-pasal di dalam Traktat Pendirian Komunitas Ekonomi Eropa dapat membuat hak hukum yang dapat ditegakkan oleh individu atau badan hukum di pengadilan negara-negara anggota Komunitas Eropa. Asas ini disebut asas efek langsung.[1] Mahkamah Eropa juga menekankan bahwa dalam Traktat Pendirian Komunitas Ekonomi Eropa, negara-negara anggota telah mendirikan tatanan hukum internasional yang baru yang memberi hak khusus bagi individual. Kasus ini dianggap sebagai salah satu kasus terpenting yang memengaruhi perkembangan hukum Uni Eropa.[1]", "question_text": "Tentang apakah kasus Van Gend en Loos v Nederlandse Administratie der Belastingen Case 26/62?", "answers": [{"text": "menetapkan bahwa pasal-pasal di dalam Traktat Pendirian Komunitas Ekonomi Eropa dapat membuat hak hukum yang dapat ditegakkan oleh individu atau badan hukum di pengadilan negara-negara anggota Komunitas Eropa", "start_byte": 102, "limit_byte": 310}]} {"id": "1259174728404562580-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Han (Korea)", "passage_text": "Sungai Han adalah sebuah sungai di Korea Selatan yang terbentuk akibat pertemuan dari Sungai Namhan (Sungai Han Selatan), yang bermata air di Gunung Daedeok, dan Sungai Bukhan (Sungai Han Utara), yang berhulu dari lembah Gunung Geumgang di Korea Utara. Sungai Han mengalir melewati Seoul dan bergabung dengan Sungai Imjin sebelum bermuara ke Laut Kuning.", "question_text": "Dimana letak Sungai Han?", "answers": [{"text": "Korea Selatan", "start_byte": 35, "limit_byte": 48}]} {"id": "4021486748135720540-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gugghiermu III dari Sisilia", "passage_text": "Gugghiermu III (skt. 1186– skt. 1198), keturunan Wangsa Hauteville, merupakan raja Norman terakhir di Sisilia, yang memerintah sebentar selama sepuluh bulan pada tahun 1194. Dia digulingkan oleh nenek bibinya Custanza dan suaminya, Kaisar Heinrich VI.", "question_text": "Siapa suami Custanza?", "answers": [{"text": "Heinrich VI", "start_byte": 241, "limit_byte": 252}]} {"id": "-7771607197346821470-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimia organik", "passage_text": "\nKimia organik adalah percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik. Senyawa organik dibangun terutama oleh karbon dan hidrogen, dan dapat mengandung unsur-unsur lain seperti nitrogen, oksigen, fosfor, halogen dan belerang.", "question_text": "Apa itu Kimia organik?", "answers": [{"text": "percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik", "start_byte": 22, "limit_byte": 136}]} {"id": "2916701823372757775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wangsa", "passage_text": "Wangsa atau dinasti berarti kelanjutan kekuasaan pemerintahan yang dipegang oleh satu garis keturunan (keluarga yang sama). Dalam sejarah Indonesia banyak kerajaan di bumi nusantara yang rajanya berasal dari satu garis keturunan yang sama, misalnya wangsa Sailendra pada Kerajaan Mataram Kuno, wangsa Bendahara pada Kesultanan Johor dan Kesultanan Riau-Lingga.", "question_text": "Apa maksud kata Wangsa?", "answers": [{"text": "kelanjutan kekuasaan pemerintahan yang dipegang oleh satu garis keturunan", "start_byte": 28, "limit_byte": 101}]} {"id": "-8142932080914864817-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan uskup?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal", "start_byte": 55, "limit_byte": 206}]} {"id": "-5613924392457060162-0", "language": "indonesian", "document_title": "Unsur kimia", "passage_text": "Unsur kimia adalah suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya (yaitu, nomor atom, atau Z, yang sama).[1] Sebanyak 118 unsur telah diidentifikasi, yang 94 di antaranya terjadi secara alami di bumi. Sedangkan 24 sisanya, merupakan unsur sintetis. Terdapat 80 unsur yang memiliki sekurang-kurangnya satu isotop stabil dan 38 unsur yang merupakan radionuklida yang, seiring berjalannya waktu, meluruh menjadi unsur lain. Besi adalah unsur penyusun bumi paling melimpah (berdasarkan massa), sementara oksigen adalah yang paling melimpah di kerak bumi.[2]", "question_text": "Apa itu unsur kimia?", "answers": [{"text": "suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya", "start_byte": 19, "limit_byte": 94}]} {"id": "-8297243399104707252-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peperangan era Napoleon", "passage_text": "Peperangan era Napoleon adalah serangkaian peperangan yang terjadi selama Napoleon Bonaparte memerintah Perancis (1799–1815).", "question_text": "Kapan Peperangan Napoleon terjadi ?", "answers": [{"text": "1799", "start_byte": 114, "limit_byte": 118}]} {"id": "-7774602128270638820-17", "language": "indonesian", "document_title": "Tionghoa-Indonesia", "passage_text": "Beberapa catatan tertua ditulis oleh para agamawan, seperti Fa Hien pada abad ke-4 dan I Ching pada abad ke-7. Fa Hien melaporkan suatu kerajaan di Jawa (\"To lo mo\") dan I Ching ingin datang ke India untuk mempelajari agama Buddha dan singgah dulu di Nusantara untuk belajar bahasa Sanskerta. Di Jawa ia berguru pada seseorang bernama Jñânabhadra.", "question_text": "Kapan Cina masuk ke Indonesia pertama kali ?", "answers": [{"text": "abad ke-4", "start_byte": 73, "limit_byte": 82}]} {"id": "8541879515122699180-0", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi", "passage_text": "\n\nPsikologi merupakan salah satu bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan tentang perilaku, fungsi mental, dan proses mental manusia secara ilmiah.[1] Para praktisi di bidang psikologi disebut sebagai psikolog. Para psikolog berusaha mempelajari peran fungsi mental dalam perilaku individu maupun kelompok, selain juga mempelajari tentang proses fisiologis dan neurobiologis yang mendasari perilaku.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan psikologi ?", "answers": [{"text": "bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan tentang perilaku, fungsi mental, dan proses mental manusia secara ilmiah", "start_byte": 33, "limit_byte": 146}]} {"id": "-7299131753308146260-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konformitas", "passage_text": "Konformitas adalah suatu jenis pengaruh sosial ketika seseorang mengubah sikap dan tingkah laku mereka agar sesuai dengan norma sosial yang ada.[1] Beberapa contoh dari konfomitas adalah ketika menengok orang sakit, orang akan membawakan buah atau makanan lainnya.[2] Ketika hendak mengambil uang di ATM atau menaruh uang di bank, orang akan menunggu giliran dengan mengantri.[2] Kuatnya pengaruh sosial yang ada dalam konformitas dibuktikan secara ilmiah dalam penelitian yang dilakukan oleh Solomon Asch pada tahun 1951.[2] Pada penelitian ini menunjukkan bahwa orang cenderung melakukan konformitas, mengikuti penilaian orang lain karena tekanan kelompok yang dirasakan.[2] Penelitian lain tentang konformitas juga dilakukan oleh Muzafer Sherif pada tahun 1936.", "question_text": "Kapan istilah Konformitas muncul ?", "answers": [{"text": "1951", "start_byte": 517, "limit_byte": 521}]} {"id": "8398062248352789586-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "Siapa penemu Handphone?", "answers": [{"text": "Martin Cooper", "start_byte": 43, "limit_byte": 56}]} {"id": "3951713299815035674-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karbohidrat", "passage_text": "jmpl|250px|Butir-butir pati, salah satu jenis karbohidrat cadangan makanan pada tumbuhan, dilihat dengan mikroskop cahaya.\nKarbohidrat ('hidrat dari karbon'), hidrat arang, atau sakarida (dari bahasa Yunani σάκχαρον, sákcharon, berarti \"gula\") adalah segolongan besar senyawa organik yang paling melimpah di bumi. Karbohidrat sendiri terdiri atas karbon, hidrogen, dan oksigen. Karbohidrat memiliki berbagai fungsi dalam tubuh makhluk hidup, terutama sebagai bahan bakar (misalnya glukosa), cadangan makanan (misalnya pati pada tumbuhan dan glikogen pada hewan), dan materi pembangun (misalnya selulosa pada tumbuhan, kitin pada hewan dan jamur).[1] Pada proses fotosintesis, tetumbuhan hijau mengubah karbon dioksida menjadi karbohidrat.", "question_text": "Apakah fungsi karbohidrat bagi tubuh ?", "answers": [{"text": "bahan bakar (misalnya glukosa), cadangan makanan (misalnya pati pada tumbuhan dan glikogen pada hewan), dan materi pembangun", "start_byte": 468, "limit_byte": 592}]} {"id": "-3600212322123772169-0", "language": "indonesian", "document_title": "Galileo Galilei", "passage_text": "Galileo Galilei (Italian pronunciation:[ɡaliˈlɛːo ɡaliˈlɛi]; ) adalah seorang astronom, filsuf, dan fisikawan Italia yang memiliki peran besar dalam revolusi ilmiah. Ia disebut sebagai \"bapak astronomi observasional\",[2] \"bapak ilmu fisika modern\",[3][4] \"bapak metode ilmiah\",[5] dan \"bapak ilmu pengetahuan\".[6][7]", "question_text": "siapakah yang di anggap sebagai figur ilmu fisika?", "answers": [{"text": "Galileo Galilei", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "746034015826050020-3", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar film Marvel Cinematic Universe", "passage_text": "Captain America: Civil War (2016) adalah film pertama dari Tahap Tiga yang diikuti oleh Doctor Strange (2016) dan Guardians of the Galaxy Vol. 2 (2017), dengan Spider-Man: Homecoming (2017), Thor: Ragnarok (2017), Black Panther (2018), Avengers: Infinity War (2018), Ant-Man and the Wasp (2018), Captain Marvel (2019) dan Avengers: Endgame (2019) dijadwalkan menyusul. Sony Pictures akan mendistribusikan film-film Spider-Man, yang mana mereka akan tetap memegang kepemilikan, mendanai, dan memiliki kontrol kreatif atas film-film tersebut.[3]", "question_text": "Kapan Captain America: Civil War diproduksi ?", "answers": [{"text": "2016", "start_byte": 28, "limit_byte": 32}]} {"id": "-6187208042491533405-1", "language": "indonesian", "document_title": "Muḥammad bin Mūsā al-Khawārizmī", "passage_text": "Buku pertamanya, al-Jabar, adalah buku pertama yang membahas solusi sistematik dari linear dan notasi kuadrat. Sehingga ia disebut sebagai Bapak Aljabar. Al-Khwārizmī juga berperan penting dalam memperkenalkan angka Arab melalui karya Kitāb al-Jam’a wa-l-tafrīq bi-ḥisāb al-Hind yang kelak diadopsi sebagai angka standar yang dipakai di berbagai bahasa serta kemudian diperkenalkan sebagai Sistem Penomoran Posisi Desimal di dunia Barat pada abad ke 12. Ia merevisi dan menyesuaikan Geografi Ptolemeus sebaik mengerjakan tulisan-tulisan tentang astronomi dan astrologi.", "question_text": "Siapa penemu Aljabar?", "answers": [{"text": "Al-Khwārizmī", "start_byte": 154, "limit_byte": 168}]} {"id": "8365416952547928681-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "apakah ibukota dari Kalimantan Selatan?", "answers": [{"text": "Banjarmasin", "start_byte": 132, "limit_byte": 143}]} {"id": "-4070415909171198474-0", "language": "indonesian", "document_title": "General Electric", "passage_text": "General Electric Company, atau GE, NYSE: adalah sebuah perusahaan multinasional teknologi dan jasa Amerika Serikat yang bermarkas di New York.[3] Perusahaan ini didirikan pada tahun 1890 oleh Thomas Edison. ", "question_text": "Siapa pendiri General Electric Transportation?", "answers": [{"text": "Thomas Edison", "start_byte": 192, "limit_byte": 205}]} {"id": "-1790768396232805274-0", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Nasional Penanggulangan Bencana", "passage_text": "Badan Nasional Penanggulangan Bencana (disingkat BNPB) adalah sebuah Lembaga Pemerintah Non Departemen yang mempunyai tugas membantu Presiden Republik Indonesia dalam: mengkoordinasikan perencanaan dan pelaksanaan kegiatan penanganan bencana dan kedaruratan secara terpadu; serta melaksanakan penanganan bencana dan kedaruratan mulai dari sebelum, pada saat, dan setelah terjadi bencana yang meliputi pencegahan, kesiapsiagaan, penanganan darurat, dan pemulihan.", "question_text": "Apa nama badan pemerintah yang menanggulangi terjadinya bencana alam di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Badan Nasional Penanggulangan Bencana", "start_byte": 0, "limit_byte": 37}]} {"id": "3326309156345769110-2", "language": "indonesian", "document_title": "Foto jurnalistik", "passage_text": "Sejarah foto jurnalistik bermula pada tahun 1890-an. Bermula dari Jimmy Hare yang merupakan seorang fotografer jurnalistik Inggris meliput perang Spanyol-Amerika sampai akhir Perang Dunia I dengan dua kamera yang ditenteng menyerupai tas jinjing berbungkus kulit. Foto-fotonya menjadi dasar-dasar kerja seorang fotografer jurnalistik[1].", "question_text": "Kapan istilah fotojurnalisme muncul ?", "answers": [{"text": "1890", "start_byte": 44, "limit_byte": 48}]} {"id": "-3884867907526334877-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Naruto (ナルト) adalah sebuah serial manga karya Masashi Kishimoto yang diadaptasi menjadi serial anime. Manga Naruto bercerita seputar kehidupan tokoh utamanya, Naruto Uzumaki, seorang ninja yang hiperaktif, periang, dan ambisius yang ingin mewujudkan keinginannya untuk mendapatkan gelar Hokage, pemimpin dan ninja terkuat di desanya. Serial ini didasarkan pada komik one-shot oleh Kishimoto yang diterbitkan dalam edisi Akamaru Jump pada Agustus 1997.[1]", "question_text": "Siapa penulis Naruto ?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 52, "limit_byte": 69}]} {"id": "-1151176911951579015-2", "language": "indonesian", "document_title": "Teorema monyet tak terhingga", "passage_text": "Variasi teorema ini meliputi beberapa atau tak terhingga banyaknya pengetik, dan teks yang diberikan berkisar dari keseluruhan perpustakaan sampai dengan sebuah kalimat. Sejarah pernyataan ini dapat ditilik kembali pada tulisan Aristoteles De Generatione et Corruptione dan tulisan Cicero De natura deorum, sampai dengan Blaise Pascal dan Jonathan Swift, dan akhirnya menjadi pernyataan modern dengan mesin tik. Pada awal abad ke-20, Émile Borel dan Arthur Eddington menggunakan teorema ini untuk mengilustrasikan implisit skala waktu pada landasan mekanika statistis. Berbagai apologet Kristen di lain pihak, dan Richard Dawkins di pihak lainnya, telah berdebat mengenai ketepatan monyet ini digunakan sebagai metafora untuk evolusi.", "question_text": "Siapa yang menggunakan Teorema monyet takhingga?", "answers": [{"text": "Émile Borel dan Arthur Eddington", "start_byte": 434, "limit_byte": 467}]} {"id": "5781028477967364810-0", "language": "indonesian", "document_title": "Majapahit", "passage_text": "Kerajaan Majapahit (Javanese: ꦤꦒꦫꦶ​ꦏꦫꦗꦤ꧀​ꦩꦗꦥꦻꦠ꧀; Nagari Karajan Mɔjɔpait, Sanskerta: विल्व तिक्त; Wilwatikta) adalah sebuah kerajaan yang berpusat di Jawa Timur, Indonesia, yang pernah berdiri sekitar tahun 1293 hingga 1500 M. Kerajaan ini mencapai puncak kejayaannya menjadi kemaharajaan raya yang menguasai wilayah yang luas di Nusantara pada masa kekuasaan Hayam Wuruk, yang berkuasa dari tahun 1350 hingga 1389.", "question_text": "tahun berapakah Kerajaan Majapahit didirikan?", "answers": [{"text": "1293", "start_byte": 263, "limit_byte": 267}]} {"id": "3283543765806791008-1", "language": "indonesian", "document_title": "Paritas (matematika)", "passage_text": "Definisi formal bilangan genap adalah adalah bilangan bulat dalam bentuk n=2k, di mana k adalah bilangan bulat;[3] itu kemudian dapat dibuktikan bahwa bilangan ganjil adalah bilangan bulat dalam bentuk n=2k+1. Penggolongan ini hanya berlaku untuk bilangan bulat, dengan kata lain, bilangan tak bulat seperti 1/2, 4.201, atau tak hingga bukan bilangan genap maupun ganjil.", "question_text": "Apakah bilangan genap?", "answers": [{"text": "bilangan bulat dalam bentuk n=2eoxyribonucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instruksi genetika setiap organisme dan banyak jenis virus. Instruksi-instruksi genetika ini berperan penting dalam pertumbuhan, perkembangan, dan fungsi organisme dan virus. DNA merupakan asam nukleat; bersamaan dengan protein dan karbohidrat, asam nukleat adalah makromolekul esensial bagi seluruh makhluk hidup yang diketahui. Kebanyakan molekul DNA terdiri dari dua unting biopolimer yang berpilin satu sama lainnya membentuk heliks ganda. Dua unting DNA ini dikenal sebagai polinukleotida karena keduanya terdiri dari satuan-satuan molekul yang disebut nukleotida. Tiap-tiap nukleotida terdiri atas salah satu jenis basa nitrogen (guanina (G), adenina (A), timina (T), atau sitosina (C)), gula monosakarida yang disebut deoksiribosa, dan gugus fosfat. Nukleotida-nukelotida ini kemudian tersambung dalam satu rantai ikatan kovalen antara gula satu nukleotida dengan fosfat nukelotida lainnya. Hasilnya adalah rantai punggung gula-fosfat yang berselang-seling. Menurut kaidah pasangan basa (A dengan T dan C dengan G), ikatan hidrogen mengikat basa-basa dari kedua unting polinukleotida membentuk DNA unting ganda", "question_text": "Apakah pengertian sederhana dari DNA ?", "answers": [{"text": "\"dsr\":[417,424,3,3]}'>nucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instru", "start_byte": 109, "limit_byte": 224}]} {"id": "2822497612254054359-23", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Ōnin", "passage_text": "Perang antara Pasukan Timur dan Pasukan Barat makin sulit karena kelompok-kelompok militer dari kedua belah pihak, demi keuntungan sendiri, berulang kali membelot ke pihak musuh. Sebagian di antaranya kemudian kembali membelot ke pasukan asal. Dalam keadaan tersebut, hanya sedikit kelompok yang benar-benar berusaha memenangkan perang. Perang Pasukan Timur melawan Pasukan Barat berakhir dalam keadaan tidak ada pihak yang kalah atau menang. Jenderal Ashigaru Honekawa Dōken dari Pasukan Timur mencoba mencari nama dengan mengacau di garis belakang dengan taktik perang gerilya. Namun sebagian besar pasukannya adalah pelaku kriminal, termasuk kelompok perampok dan penjahat, sehingga perang tidak juga bisa diakhiri.", "question_text": "Siapa yang memenangkan Perang Ōnin?", "answers": [{"text": "tidak ada pihak yang kalah atau menang", "start_byte": 403, "limit_byte": 441}]} {"id": "3736996514378704073-32", "language": "indonesian", "document_title": "Ulrich Zwingli", "passage_text": "Zwingli lahir - 1484\nZwingli menjadi imam di Glarus - 1506\nZwingli menjadi pendeta - 1516\n95 dalil Luther - 1517\nKarl V menjadi kaisar Romawi Suci - 1519\nZwingli menjadi imam di katedral Zürich - 1519\nPaus mengucilkan Luther - 1521\nPerjanjian Baru diterjemahkan ke dalam bahasa Jerman - 1522\nAdrianus VI menjadi paus baru - 1522\nZwingli menikah - 1522\nZwingli menerbitkan traktat reformasinya yang pertama\nReformasi menang di Zürich - 1523\nClemens VII menjadi paus baru - 1523\nPerang di Jerman - 1524\nGerakan Anabaptis di Swiss - 1525\nLuther menikah dengan Katharina von Bora - 1525\nZwingli menerbitkan traktatnya \"Tentang Agama yang benar & palsu\" - 1525\nKarl V; Roma ditaklukkan secara militer\nReformasi menang di Berne - 1528\nZwingli dan Luther bertemu di Marburg - 1529\nConfessio Augustana - 1530\nLiga Schmalkalden - 1531\nZwingli gugur dalam pertempuran Kappeler - 1531\nCalvin menjadi Protestan - 1533\nCalvin di Jenewa - 1536\nConfessio Helvetia disusun", "question_text": "Kapan Huldrych Zwingli lahir?", "answers": [{"text": "1484", "start_byte": 16, "limit_byte": 20}]} {"id": "-4444560606626752944-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tjong A Fie", "passage_text": "Tjong A Fie dilahirkan dengan nama Tjong Fung Nam (Aksara Tionghoa: 张鸿南) dari keturunan orang Hakka di Sungkow, Meixian, Guangdong, (Tiongkok) pada tahun 1860.[1][2]\nKemudian juga mendapat nama Tjong Yiauw Hian (aksara Tionghoa sederhana: 张耀轩; klasik: 張耀軒; pinyin: Zhang Yaoxuan), dan akhirnya lebih dikenal dengan nama Tjong A Fie (張阿輝).[5]", "question_text": "Kapan Tjong A Fie lahir ?", "answers": [{"text": "1860", "start_byte": 160, "limit_byte": 164}]} {"id": "6519123859302644620-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ramayana", "passage_text": "\n\nRamayana (dari bahasa Sanskerta: रामायण, Rāmâyaṇa; yang berasal dari kata Rāma dan Ayaṇa yang berarti \"Perjalanan Rama\") adalah sebuah cerita/kisah kepahlawanan dari India yang digubah oleh Walmiki (Valmiki) atau Balmiki dari cerita Dewi Sita. Cerita epos lainnya adalah Mahabharata.", "question_text": "Apa yang diceritakan dalam wiracarita Ramayana.?", "answers": [{"text": "kepahlawanan dari India", "start_byte": 169, "limit_byte": 192}]} {"id": "294857983197701269-36", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Berdasarkan data Sensus Penduduk 2010, mayoritas penduduk suku bangsa di DIY, yakni Jawa (96,53%) dari 3.451.006 jiwa penduduk. \n[7]", "question_text": "Apa suku asli masyarakat Yogyakarta ?", "answers": [{"text": "Jawa", "start_byte": 84, "limit_byte": 88}]} {"id": "-7411236935126151327-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Naruto (ナルト) adalah sebuah serial manga karya Masashi Kishimoto yang diadaptasi menjadi serial anime. Manga Naruto bercerita seputar kehidupan tokoh utamanya, Naruto Uzumaki, seorang ninja yang hiperaktif, periang, dan ambisius yang ingin mewujudkan keinginannya untuk mendapatkan gelar Hokage, pemimpin dan ninja terkuat di desanya. Serial ini didasarkan pada komik one-shot oleh Kishimoto yang diterbitkan dalam edisi Akamaru Jump pada Agustus 1997.[1]", "question_text": "Siapa yang menciptakan anime Naruto?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 52, "limit_byte": 69}]} {"id": "4866079219494362301-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cakram keras", "passage_text": "Cakram keras atau Diska keras ([\"harddisk\" atau \"hard drive\" (disingkat HD) atau \"harddisk drive\" (disingkat HDD)]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah sebuah komponen perangkat keras yang menyimpan data sekunder dan berisi piringan magnetis. Diska keras diciptakan pertama kali oleh insinyur IBM, Reynold Johnson pada tahun 1956. Diska keras pertama tersebut terdiri dari 50 piringan berukuran 2 kaki (0,6 meter) dengan kecepatan rotasinya mencapai 1.200 rpm (rotation per minute) dengan kapasitas penyimpanan 4,4 MB. Diska keras zaman sekarang sudah ada yang hanya selebar 0,6cm dengan kapasitas 750 GB. Kapasitas terbesar diska keras saat ini mencapai 14 TB dengan ukuran standar 3,5 inci[1].", "question_text": "Kapan piringan keras diciptakan ?", "answers": [{"text": "1956", "start_byte": 345, "limit_byte": 349}]} {"id": "8630828825171676559-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kriptografi", "passage_text": "Kriptografi (atau kriptologi; dari bahasa Yunani κρυπτός kryptós, \"tersembunyi, rahasia\"; dan γράφειν graphein, \"menulis\", atau -λογία logi, \"ilmu\")[1] atau sandisastra merupakan keahlian dan ilmu dari cara-cara untuk komunikasi aman pada kehadirannya di pihak ketiga.[2] Secara umum, kriptografi ialah mengenai mengkonstruksi dan menganalisis protokol komunikasi yang dapat memblokir lawan;[3] berbagai aspek dalam keamanan informasi seperti data rahasia, integritas data, autentikasi, dan non-repudansi[4] merupakan pusat dari kriptografi modern. Kriptografi modern terjadi karena terdapat titik temu antara disiplin ilmu matematika, ilmu komputer, dan teknik elektro. Aplikasi dari kriptografi termasuk ATM, password komputer, dan E-commerce.", "question_text": "Dari manakah asal kata Kriptografi?", "answers": [{"text": "κρυπτό", "start_byte": 49, "limit_byte": 61}]} {"id": "-2388977552789336323-16", "language": "indonesian", "document_title": "Beauty and the Beast (film 1991)", "passage_text": "Kembali di desa, Belle dan ayahnya berhadapan dengan Gaston yang jahat. Gaston telah membawa seorang petugas asilum untuk menangkap Maurice kalau Belle menolak menikahinya. Maurice dipancing untuk mengatakan soal Beast dan Belle terpaksa mengeluarkan cermin ajaibnya untuk membuktikan Beast benar-benar ada dan ayahnya tidak bohong. Belle terlihat mencintai Beast sehingga Gaston cemburu. Gaston menghasut penduduk bahwa Beast itu jahat dan akan mencuri anak-anaknya. Belle dan Maurice dikurung di ruang bawah tanah di rumah Belle sementara Gaston dan penduduk pergi ke hutan mencari Beast.", "question_text": "siapakah karakter antagonis di Beauty and the Beast?", "answers": [{"text": "Gaston", "start_byte": 53, "limit_byte": 59}]} {"id": "5749875171908217000-16", "language": "indonesian", "document_title": "Benda Terbang Aneh", "passage_text": "Serpihan-serpihan tersebut dikumpulkan oleh Angkatan Udara Amerika Serikat tanpa meninggalkan bekas. Grady Barnett dan tim arkeologinya menemukan BETA berbentuk cakram yang jatuh beserta empat alien berupa manusia berkepala besar dan berwarna abu-abu. Komandan di pangkalan Angkatan Udara Roswell mengatakan pada wartawan bahwa ada cakram terbang yang ditemukan di tempat itu.", "question_text": "Siapa yang pertama kali menemukan UFO ?", "answers": [{"text": "Grady Barnett dan tim arkeologinya", "start_byte": 101, "limit_byte": 135}]} {"id": "-2742145894716773038-1", "language": "indonesian", "document_title": "Paroki", "passage_text": "Paroki adalah komunitas kaum beriman yang dibentuk secara tetap dengan batas-batas kewilayahan tertentu dalam Keuskupan (Gereja Partikular). Sebagaimana Gereja terutama adalah himpunan umat beriman, bukan gedung, maka pengertian paroki pun pertama-tama adalah himpunan orang, bukan sekadar wilayah, walaupun sifat kewilayahan sebagai aspek yang tetap juga inheren padanya (Kitab Hukum Kanonik Gereja Katolik, kanon 515 art. 1). Uskuplah yang berwenang mendirikan, membubarkan atau mengubah Paroki (Kitab Hukum Kanonik kanon 515 art 2). Pada umumnya Paroki bersifat teritorial, bukan personal, bukan kategorial, di dalam prinsip organisasinya.", "question_text": "Apa itu paroki?", "answers": [{"text": "komunitas kaum beriman yang dibentuk secara tetap dengan batas-batas kewilayahan tertentu dalam Keuskupan (Gereja Partikular)", "start_byte": 14, "limit_byte": 139}]} {"id": "-9204512954620453397-0", "language": "indonesian", "document_title": "Astronomi", "passage_text": "\n\nAstronomi adalah cabang ilmu alam yang meneliti benda langit (seperti bintang, planet, komet, dll) serta fenomena-fenomena alam yang terjadi di luar atmosfer Bumi (misalnya radiasi latar belakang kosmik). Ilmu ini secara pokok mempelajari berbagai sisi dari benda-benda langit seperti asal usul, sifat fisika/kimia, meteorologi, dan gerak dan bagaimana pengetahuan akan benda-benda tersebut menjelaskan pembentukan dan perkembangan alam semesta.", "question_text": "Apa pengertian ilmu Astronomi ?", "answers": [{"text": "cabang ilmu alam yang meneliti benda langit (seperti bintang, planet, komet, dll) serta fenomena-fenomena alam yang terjadi di luar atmosfer Bumi", "start_byte": 19, "limit_byte": 164}]} {"id": "3013513545449321268-0", "language": "indonesian", "document_title": "Prefek Apostolik", "passage_text": "\nPrefek Apostolik adalah seorang imam misionaris di daerah misi yang ditunjuk Paus untuk memimpin suatu Prefektur Apostolik. Walaupun melakukan tugas-tugas seperti Uskup, namun Prefek Apostolik tidak mempunyai kuasa jabatan episkopal Uskup, karena tidak ditahbiskan secara penuh sebagai Uskup. Maka, walaupun ia bertanggungjawab kepada Paus, Prefek Apostolik tidak punya kewajiban seperti Uskup untuk menyampaikan laporan kepada Paus lima tahun sekali tentang daerah yang dipimpinnya. Ia juga tidak berhak mengikuti Sinode dan Konsili.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Prefek Apostolik?", "answers": [{"text": "seorang imam misionaris di daerah misi yang ditunjuk Paus untuk memimpin suatu Prefektur Apostolik", "start_byte": 25, "limit_byte": 123}]} {"id": "2604198946352979876-16", "language": "indonesian", "document_title": "Hering raja", "passage_text": "\nHering Raja menghuni wilayah yang diperkirakan seluas 14 juta kilometer persegi antara Meksiko selatan dan Argentina utara.[25] Di Amerika Selatan, hering ini tidak dijumpai di sebelah barat pegunungan Andes,[21] kecuali di Ekuador barat,[26] Kolombia barat laut dan di ujung barat laut Venezuela.[27] Burung ini terutama mendiami hutan tropis dataran rendah yang tak terganggu dan juga sabana dan padang rumput yang berdekatan dengan hutan semacam itu.[28] Hering Raja sering terlihat di dekat rawa-rawa di hutan.[8] Burung bangkai ini adalah yang paling banyak atau satu-satunya yang menyebar di hutan-hutan dataran rendah primer,[22] tetapi di hutan hujan Amazon, hering ini jumlahnya kalah banyak dengan hering berkepala kuning besar, sementara hering ini juga kalah banyak dengan hering berkepala kuning kecil, Hering Kalkun, dan Hering Hitam Amerika di habitat yang lebih terbuka.[29] Burung bangkai ini umumnya tidak ditemui di atas ketinggian 1200 meter.[30] Mereka menghuni tingkat tajuk teratas di hutan, atau di atas lapisan kanopi hutan.[18]", "question_text": "Dimana habitat Hering Raja?", "answers": [{"text": "hutan tropis dataran rendah", "start_byte": 332, "limit_byte": 359}]} {"id": "7222206545892001305-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepolisian Negara Republik Indonesia", "passage_text": "\n\nKepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) adalah Kepolisian Nasional di Indonesia, yang bertanggung jawab langsung di bawah Presiden. Polri mempunya motto: Rastra Sewakotama, yang artinya Abdi Utama bagi Nusa Bangsa. Polri mengemban tugas-tugas kepolisian di seluruh wilayah Indonesia yaitu memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat; menegakkan hukum; dan memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat. Polri dipimpin oleh seorang Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri). Sejak 13 Juli 2016 jabatan Kapolri dipegang oleh Jenderal Polisi Tito Karnavian.", "question_text": "Apakah kepanjangan dari POLRI ?", "answers": [{"text": "Kepolisian Negara Republik Indonesia", "start_byte": 2, "limit_byte": 38}]} {"id": "-4325718954100896319-41", "language": "indonesian", "document_title": "Neptunus", "passage_text": "Orbit elips Neptunus berinklinasi 1,77° jika dibandingkan dengan Bumi. Akibat eksentrisitas sebesar 0,011, jarak antara Neptunus dan Matahari mencapai 101jutakm antara perihelion dan aphelion, titik terdekat dan terjauh planet dari Matahari di sepanjang jalur orbitnya.[3]", "question_text": "Berapakah jarak Neptunus dengan Matahari?", "answers": [{"text": "101jutakm", "start_byte": 152, "limit_byte": 161}]} {"id": "90232401573789606-5", "language": "indonesian", "document_title": "Tarsius tarsier", "passage_text": "Tarsius tarsier ditemukan di hutan hujan primer dan sekunder, meskipun mereka lebih memilih hutan pertumbuhan sekunder. Hal ini kemungkinan disebabkan oleh kelimpahan makanan yang melimpah di hutan pertumbuhan sekunder. Habitat mereka berkisar dari hutan hujan evergreen dataran rendah di dekat permukaan laut ke hutan hujan pegunungan rendah sampai 1500 m. Tarsius spektral juga ditemukan di hutan mangrove dan semak belukar.[(Wright, et al., 2003) 1]", "question_text": "Dimana habitat Tarsius tarsier?", "answers": [{"text": "hutan hujan evergreen dataran rendah di dekat permukaan laut ke hutan hujan pegunungan rendah sampai 1500 m", "start_byte": 249, "limit_byte": 356}]} {"id": "8372465300300747789-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Skotlandia", "passage_text": "Bendera Skotlandia (Saltire - Salib Santo Andreas) adalah sebuah crux decussate (salib berbentuk-X) putih berlatar belakang biru. Salib diagonal ini melambangkan salib martir Kristen Santo Andreas, santo negara Skotlandia.", "question_text": "Apa warna bendera Skotlandia ?", "answers": [{"text": "putih berlatar belakang biru", "start_byte": 100, "limit_byte": 128}]} {"id": "-2728641759960921342-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ming", "passage_text": "\nDinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan oleh pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok. Dinasti ini adalah dinasti bangsa Han yang terakhir memerintah setelah Dinasti Song. Pada tahun 1368, Zhu Yuanzhang berhasil mengusir bangsa Mongol kembali ke utara dan menghancurkan Dinasti Yuan yang mereka dirikan. Ia mendirikan dinasti Ming (大明國; Dà Míng Guó), dengan ibukotanya di Yingtian (sekarang Nanjing) sebelum putranya, Zhu Di, yang menjadi kaisar ke-3 memindahkan ibukota ke Shuntian (sekarang Beijing). Yingtian kemudian berganti nama menjadi Nanjing (ibukota selatan).", "question_text": "Kapankah Dinasti Ming berdiri ?", "answers": [{"text": "1368", "start_byte": 56, "limit_byte": 60}]} {"id": "1757897850539905329-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kematian John Lennon", "passage_text": "\nJohn Lennon adalah seorang musisi rock Inggris yang memperoleh perhatian dunia sebagai salah seorang pendiri The Beatles, penyanyi solo, dan tokoh politik. Ia ditembak empat kali (tembakan kelima meleset) oleh Mark David Chapman di lorong pintu masuk bangunan di mana ia menetap, The Dakota, hari Senin tanggal 8 Desember 1980. Saat penembakan terjadi, Lennon baru saja kembali dari Record Plant Studio dengan istrinya, Yoko Ono.", "question_text": "Dimana John meninggal?", "answers": [{"text": "lorong pintu masuk bangunan di mana ia menetap, The Dakota", "start_byte": 233, "limit_byte": 291}]} {"id": "-699143405044396464-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gendang telinga", "passage_text": "Gendang telinga atau membrana tympani adalah selaput atau membran tipis yang memisahkan telinga luar dan telinga tengah. Ia berfungsi untuk menghantar getaran suara dari udara menuju tulang pendengaran di dalam telinga tengah.", "question_text": "Apakah fungsi gendang telinga pada manusia ?", "answers": [{"text": "menghantar getaran suara dari udara menuju tulang pendengaran di dalam telinga tengah", "start_byte": 140, "limit_byte": 225}]} {"id": "6178698808700090945-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Osing", "passage_text": "Suku Osing atau biasa diucapkan Suku Using adalah penduduk asli Banyuwangi atau juga disebut sebagai larus (lare using) atau \"wong Blambangan\" merupakan penduduk mayoritas di beberapa kecamatan di Kabupaten Banyuwangi. Orang Osing menggunakan bahasa Osing yang merupakan turunan langsung dari bahasa Jawa Kuno sebagai bahasa sehari - hari mereka.", "question_text": "Apa nama suku asli masyarakat Banyuwangi ?", "answers": [{"text": "Suku Using", "start_byte": 32, "limit_byte": 42}]} {"id": "-6533190081853081767-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 28 September 1945, pembacaan pernyataan sikap oleh Ismangil dan sejumlah anggota AMKA lainnya menegaskan bahwa mulai hari itu kekuasaan perkeretaapian berada di tangan bangsa Indonesia sehingga Jepang sudah tidak berhak untuk mencampuri urusan perkeretaapian di Indonesia. Inilah yang melandasi ditetapkannya tanggal 28 September 1945 sebagai Hari Kereta Api serta dibentuknya Djawatan Kereta Api Repoeblik Indonesia (DKARI).", "question_text": "Kapan PT Kereta api Indonesia berdiri?", "answers": [{"text": "28 September 1945", "start_byte": 13, "limit_byte": 30}]} {"id": "-8505374056684323630-0", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Nasional Indonesia", "passage_text": "Revolusi Nasional Indonesia adalah sebuah konflik bersenjata dan pertentangan diplomasi antara Republik Indonesia yang baru lahir melawan Kerajaan Belanda yang dibantu oleh pihak Sekutu, diwakili oleh Inggris. Rangkaian peristiwa ini terjadi mulai dari proklamasi kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945 hingga pengakuan kemerdekaan Indonesia oleh Kerajaan Belanda pada 29 Desember 1949. Meskipun demikian, gerakan revolusi itu sendiri telah dimulai pada tahun 1908, yang saat ini diperingati sebagai tahun dimulainya kebangkitan nasional Indonesia.", "question_text": "Kapan Revolusi Nasional Indonesia dimulai?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1945", "start_byte": 299, "limit_byte": 314}]} {"id": "1777446654779145412-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gocah Pahlawan", "passage_text": "Gocah Pahlawan menikah dengan adik datuk Sunggal, Datuk Itam Surbakti, yaitu salah seorang raja urung (Karo: penguasa daerah) yang terkuat di daerah tersebut (Deli Tua),[2][4] serta bersekutu pula dengan tiga raja urung Karo lainnya.[1] Adik datuk Sunggal tersebut disebutkan bernama Puteri Nang Bulan (Baluan) beru Surbakti,[2][4] dan pernikahan mereka dilakukan pada sekitar tahun 1632.[3] Para raja urung Karo yang telah masuk Islam dan menerima pengaruh budaya Melayu tersebut, kemudian menganggapnya sebagai pemimpin tertinggi (primus inter pares) untuk kawasan tersebut.[1] Kerajaan awal pimpinan Gocah Pahlawan disebut dengan nama Kerajaan Bintan.[1] Wilayahnya sejak dari batas Tamiang sampai Sungai Rokan Pasir Ayam Denak.[3] Dengan bantuan para raja urung Karo, ia memantapkan kekuasaannya di Percut dan wilayah lainnya di Deli.[3]", "question_text": "siapakah istri Tuanku Panglima Gocah Pahlawan?", "answers": [{"text": "Puteri Nang Bulan (Baluan) beru Surbakti", "start_byte": 284, "limit_byte": 324}]} {"id": "-6310830487418242096-0", "language": "indonesian", "document_title": "Inersia", "passage_text": "\nInersia atau kelembaman adalah kecenderungan semua benda fisik untuk menolak perubahan terhadap keadaan geraknya. Secara numerik, ini diwakili oleh massa benda tersebut. Prinsip inersia adalah salah satu dasar dari fisika klasik yang digunakan untuk memerikan gerakan benda dan pengaruh gaya yang dikenakan terhadap benda itu. Kata inersia berasal dari kata bahasa Latin, \"iners\", yang berarti lembam, atau malas. Isaac Newton mendefinisikan inersia sebagai:[1]", "question_text": "Apakah Gerak inersia?", "answers": [{"text": "kecenderungan semua benda fisik untuk menolak perubahan terhadap keadaan geraknya", "start_byte": 32, "limit_byte": 113}]} {"id": "6815735936242559392-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantinus Agung", "passage_text": "Konstantinus Agung (Latin: Flavius Valerius Aurelius Constantinus Augustus;[2] Greek: Κωνσταντῖνος ὁ Μέγας, Konstantinos ho Megas; 27 Februari c. 272M[1] – 22 Mei 337M), juga dikenal sebagai Konstantinus I atau Santo Konstantinus (dalam Gereja Ortodoks sebagai Santo Konstantinus Agung, Setara Rasul),[3] merupakan seorang Kaisar Romawi dari tahun 306 sampai 337M. Konstantinus adalah putra dari Flavius Valerius Konstantius, seorang perwira tentara Romawi, dan Helena istrinya. Ayahnya menjadi Caesar, wakil kaisar, di barat pada tahun 293M. Konstantinus diutus ke timur, di mana ia menapaki pangkat-pangkatnya hingga menjadi seorang tribun militer di bawah Kaisar Diokletianus dan Galerius. Pada tahun 305 Konstantius meraih pangkat Augustus, kaisar barat senior, dan Konstantinus dipanggil ke barat untuk membantu ayahnya melangsungkan kampanye di Britania. Dengan pengakuan sebagai kaisar oleh pasukannya di Eboracum (York masa kini) setelah ayahnya meninggal dunia pada tahun 306M, Konstantinus meraih kemenangan dalam serangkaian perang saudara melawan Kaisar Maxentius dan Lisinius hingga ia menjadi penguasa tunggal di barat maupun timur pada tahun 324M.", "question_text": "Siapa ayah Kaisar Konstantinus Agung?", "answers": [{"text": "Flavius Valerius Konstantius", "start_byte": 418, "limit_byte": 446}]} {"id": "2865646396657876225-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fenomena", "passage_text": "\nFenomena dari bahasa Yunani; phainomenon, \"apa yang terlihat\", dalam bahasa Indonesia bisa berarti:", "question_text": "Apa pengertian Fenomena ?", "answers": [{"text": "apa yang terlihat", "start_byte": 44, "limit_byte": 61}]} {"id": "-4649642692602211334-0", "language": "indonesian", "document_title": "Elektron", "passage_text": "\nElektron adalah partikel subatom yang bermuatan negatif dan umumnya ditulis sebagai e-. Elektron tidak memiliki komponen dasar ataupun substruktur apapun yang diketahui, sehingga ia dipercayai sebagai partikel elementer.[1] Elektron memiliki massa sekitar 1/1836 massa proton.[2] Momentum sudut (spin) instrinsik elektron adalah setengah nilai integer dalam satuan ħ, yang berarti bahwa ia termasuk fermion. Antipartikel elektron disebut sebagai positron, yang identik dengan elektron, tetapi bermuatan positif. Ketika sebuah elektron bertumbukan dengan positron, keduanya kemungkinan dapat saling berhambur ataupun musnah total, menghasilan sepasang (atau lebih) foton sinar gama.", "question_text": "Apakah definisi dari elektron ?", "answers": [{"text": "partikel subatom yang bermuatan negatif dan umumnya ditulis sebagai e-", "start_byte": 17, "limit_byte": 87}]} {"id": "1781838339212769576-11", "language": "indonesian", "document_title": "Stade Roland Garros", "passage_text": "Secara resmi bernama Museum Federasi Tenis Perancis, Tenniseum ini dirancang oleh arsitek Perancis Bruno Moinard dan dibuka pada Mei 2003. Museum ini adalah bekas tempat tinggal pemain, dan memiliki sebuah pusat multimedia, perpustakaan media, dan pameran permanen dan sementara yang ditujukan pada sejarah tenis secara umum, serta Perancis Terbuka.", "question_text": "Siapa nama arsitek Stade Roland Garros ?", "answers": [{"text": "Bruno Moinard", "start_byte": 99, "limit_byte": 112}]} {"id": "4234293741091798207-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kisah Aneh Liaozhai", "passage_text": "Walaupun tidak memiliki tema tertentu, pada dasarnya cerita yang ditulis tidak jauh dari legenda, cerita rakyat yang memuat karakter hantu, siluman, iblis dan interaksinya dengan manusia.[2] Semua bahan ditulis dan diolah secara cermat oleh sang penulis hingga akhirnya menghasilkan hasil karya yang patut dikagumi.[2] Pu Songling menjadikan ceritanya sebagai cerminan sosial masyarakat Cina pada zaman Qing pada abad ke-17. Beberapa cerita juga merupakan suatu sindiran dan kritikan halus terhadap pemerintahan yang korup dan bobrok, seleksi pejabat yang pilih kasih dan terakhir pada kebebasan individu untuk menikah dengan pasangan hidup pilihannya.[3][2]", "question_text": "Kapan Kisah Aneh Liaozhai diterbitkan?", "answers": [{"text": "abad ke-17", "start_byte": 413, "limit_byte": 423}]} {"id": "-3265301995219447056-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa di Kanada", "passage_text": "Lagu kebangsaan Kanada O Canada dapat dinyanyikan dalam dua bahasa, baik itu bahasa Inggris ataupun bahasa Perancis.[10] Salah satu proses yang harus dipenuhi bila ingin menjadi warga negara Kanada adalah harus dapat menyanyikan lagu O Canada dalam dua bahasa tersebut.[11]", "question_text": "Ada berapa bahasa yang digunakan di Kanada ?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 56, "limit_byte": 59}]} {"id": "3755510553693461154-2", "language": "indonesian", "document_title": "Dave Kushner", "passage_text": "Kushner lahir November 16, 1966 di Los Angeles, California. Dia menghadiri Sekolah Tinggi dan SMP dengan Slash, sering menghadiri unjuk lalu band tidu Slash Sloan,dan mulai bermain di band-band pada usia 16. [20] Ia belajar di sekolah musik pada usia 18 sebelum menandatangani nya kontrak rekaman pertama ketika ia berusia 20. [20] Sebelum bergabung dengan Pemuda Terbuang, Kushner bekerja di Menara Video.", "question_text": "Kapan David Dave Kushner lahir?", "answers": [{"text": "November 16, 1966", "start_byte": 14, "limit_byte": 31}]} {"id": "7792709939332471497-0", "language": "indonesian", "document_title": "SpongeBob SquarePants (karakter)", "passage_text": "\n\n\nRobert \"SpongeBob\" SquarePants () adalah karakter fiksi utama televisi animasi Nickelodeon seri SpongeBob SquarePants. Dia dibuat oleh tokoh biologi laut dan animator Stephen Hillenburg, dan diisi suara oleh Tom Kenny. Dia adalah spons laut yang naif dan agak bodoh yang bekerja sebagai koki pemanggang di kota bawah laut fiksi Bikini Bottom.", "question_text": "Siapa pengisi suara Robert \"SpongeBob\" SquarePants?", "answers": [{"text": "Tom Kenny", "start_byte": 211, "limit_byte": 220}]} {"id": "423247837630874890-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pembunuhan Abraham Lincoln", "passage_text": "Abraham Lincoln, Presiden Amerika Serikat ke-16, dibunuh oleh John Wilkes Booth pada Jumat Agung, 14 April 1865, saat menghadiri drama Our American Cousin di Ford's Theatre, Washington, D.C., saat Perang Saudara Amerika menjelang akhir.[1] Pembunuhan tersebut terjadi lima hari setelah komandan Tentara Negara-negara Terkonfederasi|Konfederasi]] Tentara Virginia Utara, Jenderal Robert E. Lee, menyerah kepada Letnan Jenderal Ulysses S. Grant dan Tentara Potomac.", "question_text": "Kapan Abraham Lincoln meninggal?", "answers": [{"text": "14 April 1865", "start_byte": 98, "limit_byte": 111}]} {"id": "3687704110228852803-0", "language": "indonesian", "document_title": "Praha", "passage_text": "\nka|jmpl|Kostel Panny Marie Snezne\n\nPraha adalah ibu kota Republik Ceko dan memiliki penduduk sekitar 1,5 juta jiwa. Kota ini dibelah sungai Vltava atau disebut pula Moldau dalam bahasa Jerman. Beberapa bangunan terkenal di kota ini antara lain adalah Jembatan Charles atau Karluvmost dalam bahasa setempat, Kastil Praha, Jam Astronomi di Balai Kota dan Menara Televisi Žižkov.\nPraha adalah ibukota dan kota terbesar di Republik Ceko, berada di wilayah tengah Bohemia dan Sungai Vlatava yang terletak di tengah-tengah wilayah Republik Ceko. Setelah Velvet Revolution (Revolusi Beludru (Indonesia) atau Ceko: sametová revoluce yang terjadi 17 November - 29 Desember 1989), terjadilah perpecahan pada negara Czechslovakia pada akhir tahun 1992 dimana Praha salah satunya ditetapkan sebagai ibukota Republik Ceko (Bahasa Inggris: Czech Republic).\nPraha telah berdiri sejak abad kesebelas sebagai ibukota Bohemia yang merupakan tempat tinggalnya para pangeran dan raja-raja Ceko, Romawi, dan Jerman. Wilayah Praha seluas 496km persegi dengan jumlah penduduk 1.286.008. Sejak tahun 2004, Praha ditetapkan sebagai wilayah metropolitan berdasarkan Eurostat. Sebagai daerah yang memiliki pertumbuhan ekonomi transisi yang cepat dan wilayah terkaya di Republik Ceko Praha merupakan kota yang memiliki tingkat biaya hidup yang relatif rendah dibandingkan dengan kota-kota besar lainnya di Uni Eropa. Pada tahun 2010 Survey MERCER [5] menempatkan Praha pada posisi ke-70 sebagai kota yang terus meningkat tingkat kualitas hidupnya dan tercepat di wilayah Eropa Timur.\nTidak dapat dimungkiri, Praha dikenal sebagai kota yang paling cantik di Eropa. Pusat kota yang bersejarah, dan Kastil Praha (Bahasa Inggris: Prague Castle, Bahasa Ceko: Pražský hrad) adalah komplek kastil terbesar di dunia [6] dan juga merupakan bangunan yang dilindungi oleh UNESCO [7].", "question_text": "berapakah luas Praha?", "answers": [{"text": "496km persegi", "start_byte": 1020, "limit_byte": 1033}]} {"id": "-3170555256178078531-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Kaisar Dinasti Han", "passage_text": "Dinasti Han didirikan oleh pemimpin pemberontak petani (Liu Bang), yang secara anumerta dikenal sebagai Kaisar Gao (memerintah 202 –195 SM) atau Gaodi. Kaisar paling paling lama menjabat dari dinasti tersebut adalah Kaisar Wu (memerintah 141–87 SM), atau Wudi, yang memerintah selama 54 tahun. Dinasti tersebut secara singkat diinterupsi oleh dinasti Xin dari bekas pemangku raja Wang Mang, namun ia dilengserkan pada tahun 23 Masehi dan dinasti Han didirikan kembali oleh Liu Xiu, yang secara anumerta dikenal sebagai Kaisar Guangwu (memerintah 25–57 M), atau Guangwu Di.[2] Kaisar Han terakhir, Kaisar Xian (memerintah 189–220 M), merupakan seorang penguasa boneka dari Kanselir Cao Cao (155–220 M), yang mendominasi istana dan menjadi Raja Wei.[3] Pada 220 M, putra Cao, Pi, merampas tahtanya sebagai Kaisar Wen dari Wei (memerintah 220–226 M) dan mengakhiri dinasti Han.", "question_text": "siapakah kaisar terlama pada Dinasti Han?", "answers": [{"text": "Kaisar Wu", "start_byte": 218, "limit_byte": 227}]} {"id": "397208850555509967-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Kapan Dinasti Qing Manchu berdiri ?", "answers": [{"text": "1644", "start_byte": 57, "limit_byte": 61}]} {"id": "-4768507463616086595-12", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Mesir berbentuk republik sejak 18 Juni 1953, Mesir adalah negara pertama yang mengakui kedaulatan Indonesia. Muhammad Husni Mubarak telah menjabat sebagai Presiden Mesir selama lima periode, sejak 14 Oktober 1981 setelah pembunuhan Presiden Muhammad Anwar Sadat. Selain itu, ia juga pemimpin Partai Demokrat Nasional. Perdana Menteri Mesir, Dr. Ahmad Nazhif dilantik pada 9 Juli 2004 untuk menggantikan Dr. Athaf Ubaid.", "question_text": "Bagaimana sistem pemerintahan di Mesir ?", "answers": [{"text": "republik", "start_byte": 16, "limit_byte": 24}]} {"id": "2037060741698007181-32", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Pada Pemberontakan Taiping (1851–1864), sepertiga wilayah Tiongkok sempat jatuh dalam kekuasaan Taiping Tianguo, suatu gerakan keagamaan kuasi-Kristen yang dipimpin Hong Xiuquan yang menyebut dirinya \"Raja Langit\". Setelah empat belas tahun, barulah pemberontakan tersebut berhasil dipadamkan, tentara Taiping dihancurkan dalam Perang Nanking Ketiga tahun 1864. Kematian yang terjadi selama 15 tahun pemberontakan tersebut diperkirakan mencapai 20 juta penduduk.[33]", "question_text": "Kapankah Pemberontakan Taiping terjadi ?", "answers": [{"text": "1851–1864", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "4163361363370150794-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemuda Pancasila", "passage_text": "Pemuda Pancasila adalah sebuah organisasi paramiliter Indonesia yang didirikan oleh Jenderal Abdul Haris Nasution pada 28 Oktober 1959,[1][2] sejak tahun 1981[3] dipimpin oleh Japto Soerjosoemarno. Ini dibentuk dari gangster politik semi-resmi (preman) yang mendukung kediktatoran militer Orde Baru Soeharto. Nama ini mengacu pada Pancasila, \"lima prinsip\" resmi dari negara Indonesia. Pemuda Pancasila memainkan peran penting dalam mendukung kudeta militer Suharto pada tahun 1965: mereka menjadi pasukan kematian bagi tentara Indonesia, menewaskan satu juta atau lebih yang dituduh komunis dan Tionghoa-Indonesia di seluruh Provinsi Sumatera Utara, seperti yang dijelaskan dalam film dokumenter Jagal 2012.", "question_text": "kapankah organisasi pemuda pancasila didirikan?", "answers": [{"text": "28 Oktober 1959", "start_byte": 119, "limit_byte": 134}]} {"id": "7601871133549879358-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arjuna", "passage_text": "\nArjuna adalah nama seorang tokoh protagonis dalam wiracarita Mahabharata. Ia dikenal sebagai anggota Pandawa yang berparas menawan dan berhati lemah lembut. Dalam Mahabharata diriwayatkan bahwa ia merupakan putra Prabu Pandu, raja di Hastinapura dengan Kunti atau Perta, putri Prabu Surasena, raja Wangsa Yadawa di Mathura. Mahabharata mendeskripsikan Arjuna sebagai teman dekat Kresna, yang disebut dalam kitab Purana sebagai awatara (penjelmaan) Dewa Wisnu. Hubungan antara Arjuna dan Kresna sangat erat, sehingga Arjuna meminta kesediaannya sebagai penasihat sekaligus kusir kereta Arjuna saat perang antara Pandawa dan Korawa berkecamuk (Bharatayuddha). Dialog antara Kresna dan Arjuna sebelum perang Bharatayuddha berlangsung terangkum dalam suatu kitab tersendiri yang disebut Bhagawadgita, yang secara garis besar berisi wejangan suci yang disampaikan oleh Kresna karena Arjuna mengalami keragu-raguan untuk menunaikan kewajibannya sebagai seorang kesatria di medan perang.[1]", "question_text": "Siapa itu Arjuna dalam Mahabharata?", "answers": [{"text": "nama seorang tokoh protagonis dalam wiracarita Mahabharata", "start_byte": 16, "limit_byte": 74}]} {"id": "-6882151398428265551-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cuaca", "passage_text": "\n\nCuaca adalah seluruh fenomena yang terjadi di atmosfer Bumi atau sebuah planet lainnya. Cuaca biasanya merupakan sebuah aktivitas fenomena dalam waktu beberapa hari. Cuaca rata-rata dengan jangka waktu yang lebih lama dikenal sebagai iklim. Aspek cuaca ini diteliti lebih lanjut oleh ahli klimatologi, untuk tanda-tanda perubahan iklim.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan cuaca?", "answers": [{"text": "seluruh fenomena yang terjadi di atmosfer Bumi atau sebuah planet lainnya", "start_byte": 15, "limit_byte": 88}]} {"id": "-270162499041148565-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Jerman", "passage_text": "Deutsche Mark (DM, DEM) atau Mark Jerman adalah mata uang resmi Jerman Barat dari 1948 hingga penyatuan Jerman pada 1990 dan mata uang resmi Jerman sejak saat itu hingga diperkenalkannya euro pada 1999. Deutsche Mark pertama kali dikeluarkan pada tahun 1948 saat pendudukan sekutu menggantikan Reichsmark. Tahun 1999, ketika mark digantikan euro, koin dan uang kertas mark masih beredar hingga awal 2002.", "question_text": "apakah nama mata uang jerman?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 187, "limit_byte": 191}]} {"id": "3848143528241736947-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "Ada berapa serial buku Harry Potter ?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "5809133729407336976-0", "language": "indonesian", "document_title": "Demokrasi", "passage_text": "jmpl|ka|350px|Seorang wanita memasukkan surat suara pada putaran kedua pemilu presiden Perancis tahun 2007.\n\nDemokrasi adalah bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka. Demokrasi mengizinkan warga negara berpartisipasi—baik secara langsung atau melalui perwakilan—dalam perumusan, pengembangan, dan pembuatan hukum. Demokrasi mencakup kondisi sosial, ekonomi, dan budaya yang memungkinkan adanya praktik kebebasan politik secara bebas dan setara. Demokrasi juga merupakan seperangkat gagasan dan prinsip tentang kebebasan beserta praktik dan prosedurnya. Demokrasi mengandung makna penghargaan terhadap harkat dan martabat manusia.[1]", "question_text": "Apa defini dari sistem demokrasi ?", "answers": [{"text": "bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka", "start_byte": 126, "limit_byte": 256}]} {"id": "-484897314833370860-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Boshin", "passage_text": "Perang Boshin(戊辰戦争,Boshin sensō, Perang Tahun Naga)[2] adalah perang saudara di Jepang dari tahun 1868 hingga 1869 antara Keshogunan Tokugawa dan faksi yang ingin mengembalikan kekuasaan politik ke tangan kekaisaran. Perang berawal dari rasa tidak puas kalangan bangsawan dan samurai muda usia atas lunaknya kebijakan keshogunan terhadap orang asing. Aliansi samurai dari Jepang bagian selatan (Domain Choshu dan Satsuma) dan pejabat istana berhasil mengamankan istana kaisar dan memengaruhi Kaisar Meiji yang waktu itu masih belia. Shogun berkuasa, Tokugawa Yoshinobu menyadari posisinya yang lemah, dan menyerahkan kekuasaan politik ke tangan kaisar. Dengan demikian, Yoshinobu berharap kelangsungan klan Tokugawa dapat dipertahankan, dan berharap kelak bisa kembali ke pemerintahan. Pergerakan militer tentara kekaisaran membuat shogun Yoshinobu merasa terdesak. Ditambah kerusuhan yang dibuat simpatisan kekaisaran di Edo, serta perintah kaisar yang dipengaruhi faksi Domain Satsuma dan Choshu untuk membubarkan klan Tokugawa, operasi militer dilancarkan keshogunan untuk merebut istana kaisar di Kyoto. Pasukan faksi kekaisaran jauh lebih unggul dari pasukan keshogunan. Walaupun jumlahnya lebih sedikit, pasukan kekaisaran relatif modern. Setelah kalah dalam serangkaian pertempuran yang berakhir dengan jatuhnya Edo, Yoshinobu secara pribadi menyerah. Pasukan yang loyal kepada Tokugawa mundur ke bagian utara Pulau Honshu sebelum menyeberang ke Hokkaido dan membentuk Republik Ezo. Pendukung Tokugawa kehilangan benteng terakhir mereka setelah kalah dalam Pertempuran Hakodate. Kekuasaan atas seluruh Jepang kembali di tangan pihak kekaisaran, dan sekaligus menandai berakhirnya fase militer Restorasi Meiji.", "question_text": "Negara apa yang terlibat dalam Perang Boshin?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 89, "limit_byte": 95}]} {"id": "6104565615465054355-1", "language": "indonesian", "document_title": "Spanyol", "passage_text": "Wilayah Spanyol juga termasuk Kepulauan Balearic di Mediterania, Kepulauan Canary di Samudera Atlantik lepas pantai Afrika, dan dua kota otonom di Afrika Utara, Ceuta dan Melilla, yang berbatasan Maroko, ditambah Alboran, Kepulauan Chafarinas, Alhucemas, Vélez de la Gomera dan pulau kecil lainnya termasuk Perejil. Selain itu, kota Llívia adalah eksklave Spanyol terletak di dalam wilayah Prancis. Dengan luas 505.992 kilometer persegi (195.365 mil persegi), Spanyol adalah negara terbesar kedua di Eropa Barat dan Uni Eropa dan negara terbesar kelima di Eropa.", "question_text": "berapakah luas Spanyol?", "answers": [{"text": "505.992 kilometer persegi", "start_byte": 413, "limit_byte": 438}]} {"id": "3838555303778428247-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biokimia", "passage_text": "\nBiokimia adalah kimia makhluk hidup. Biokimiawan mempelajari molekul dan reaksi kimia terkatalisis oleh enzim yang berlangsung dalam semua organisme. Lihat artikel biologi molekular untuk diagram dan deskripsi hubungan antara biokimia, biologi molekular, dan genetika.", "question_text": "Apa itu biokimia?", "answers": [{"text": "kimia makhluk hidup", "start_byte": 17, "limit_byte": 36}]} {"id": "3985355236914916567-0", "language": "indonesian", "document_title": "Maskulinitas", "passage_text": "\nMaskulinitas (disebut juga kejantanan atau kedewasaan) adalah sejumlah atribut, perilaku, dan peran yang terkait dengan anak laki-laki dan pria dewasa. Maskulinitas didefinisikan secara sosial dan diciptakan secara biologis.[1][2][3] Sifat maskulin berbeda dengan jenis kelamin.[4][5] baik laki-laki maupun perempuan dapat bersifat maskulin. Ciri-ciri yang melekat pada istilah maskulin adalah keberanian, kemandirian dan ketegasan.[6][7][8] ciri-ciri ini bervariasi dan dipengaruhi oleh faktor sosial dan budaya.[9]", "question_text": "Apakah definisi dari maskulinitas ?", "answers": [{"text": "sejumlah atribut, perilaku, dan peran yang terkait dengan anak laki-laki dan pria dewasa", "start_byte": 63, "limit_byte": 151}]} {"id": "-7964123234651638546-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sri", "passage_text": "Ia dipercaya sebagai dewi yang menguasai ranah dunia bawah tanah juga bulan. Perannya mencakup segala aspek Dewi Ibu, yakni sebagai pelindung kelahiran dan kehidupan. Ia juga dapat mengendalikan bahan makanan di bumi terutama padi: bahan makanan pokok masyarakat Indonesia; maka ia mengatur kehidupan, kekayaan, dan kemakmuran. Berkahnya terutama panen padi yang berlimpah dan dimuliakan sejak masa kerajaan kuno di pulau Jawa seperti Majapahit dan Pajajaran.", "question_text": "Apa tugas utama dari Dewi Sri atau Dewi Shri?", "answers": [{"text": "pelindung kelahiran dan kehidupan", "start_byte": 132, "limit_byte": 165}]} {"id": "4605178317870472010-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Bud Dajo Pertama", "passage_text": "Selama pertempuran, 750 pria dan perwira, di bawah komando Kolonel J.W. Duncan, menyerang kawah gunung berapi Bud Dajo (Tausūg: Būd Dahu), yang dihuni oleh 800 hingga 1.000 penduduk desa Tausug. Menurut Herman Hagedorn (yang menulis sebelum Perang Dunia II), posisi yang dipegang oleh Moro adalah \"musuh terkuat di Filipina yang pernah membela terhadap serangan Amerika.\"[8] Meskipun pertempuran itu merupakan kemenangan bagi Pasukan Amerika, itu juga merupakan bencana hubungan masyarakat yang tak tanggung-tanggung. Apakah pertempuran atau pembantaian, itu pasti yang paling berdarah dari setiap pertempuran dari Pemberontakan Moro, dengan hanya enam dari ratusan Moro yang selamat dari pertumpahan darah.[9] Perkiraan korban Amerika berkisar dari lima belas tewas[10] hingga dua puluh satu tewas dan tujuh puluh lima terluka.[9]", "question_text": "Siapa pemimpin Pertempuran Pertama Bud Dajo?", "answers": [{"text": "komando Kolonel J.W. Duncan", "start_byte": 51, "limit_byte": 78}]} {"id": "-686522277004437813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Majapahit", "passage_text": "Kerajaan Majapahit (Javanese: ꦤꦒꦫꦶ​ꦏꦫꦗꦤ꧀​ꦩꦗꦥꦻꦠ꧀; Nagari Karajan Mɔjɔpait, Sanskerta: विल्व तिक्त; Wilwatikta) adalah sebuah kerajaan yang berpusat di Jawa Timur, Indonesia, yang pernah berdiri sekitar tahun 1293 hingga 1500 M. Kerajaan ini mencapai puncak kejayaannya menjadi kemaharajaan raya yang menguasai wilayah yang luas di Nusantara pada masa kekuasaan Hayam Wuruk, yang berkuasa dari tahun 1350 hingga 1389.", "question_text": "Kapan kerajaan Majapahit berdiri ?", "answers": [{"text": "1293", "start_byte": 263, "limit_byte": 267}]} {"id": "-7146495046679017797-0", "language": "indonesian", "document_title": "Birr Ethiopia", "passage_text": "\nBirr merupakan sebuah mata uang resmi negara Ethiopia sejak tahun 1945 menggantikan mata uang Shilling Afrika Timur. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 santim. Mata uang ini terbagi menjadi 1, 5, 10, 50, 100 birr.", "question_text": "apakah mata uang Etiopia ?", "answers": [{"text": "Birr", "start_byte": 1, "limit_byte": 5}]} {"id": "6027053571386552645-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Tiongkok", "passage_text": "\n\n\nTiongkok memiliki sejarah panjang dalam hal kepercayaan dan menjadi tempat dari asal muasal berbagai tradisi agama-filsafat di dunia. Konghucu dan Tao, ditambah Buddha, yang disebut \"tiga pengajaran\", memiliki pengaruh siginifikan dalam pembentukan budaya Tionghoa.[1][2] Unsur-unsur dari tiga sistem kepercayaan tersebut masuk ke dalam agama tradisional atau populer.[3] Agama-agama Tionghoa berorientasi keluarga. Beberapa sarjana tidak menggunakan istilah \"agama\" untuk menyebut sistem kepercayaan di Tiongkok, dan menganggap sebutan \"praktik kebudayaan\", \"sistem berpikir\" atau \"filsafat\" sebagai istilah yang lebih cocok.[4] Terdapat perdebatan mengenai apa yang harus disebut agama dan yang harus disebut beragama di Tiongkok.[5] Kaisar-kaisar Tiongkok mengklaim Mandat Surga dan ikut dalam praktik-praktik keagamaan Tionghoa, Sejak 1949, Tiongkok diperintah oleh Partai Komunis Tiongkok, yang, dalam teori, merupakan sebuah institusi ateis dan melarang para anggota partai tersebut untuk masuk sebuah agama.[6] Pada masa pemerintahan Mao Zedong, gerakan keagamaan ditentang.[7] Dibawah pemimpin yang paling terkini, organisasi-organisasi keagamaan lebih diberi otonomi.[8] Pada waktu yang bersamaan, Tiongkok dianggap sebagai sebuah negara dengan sejarah humanis dan sekuler yang panjang, yang dikatakan, telah ada sejak zaman Konghucu[9][note 1] yang menekankan shisu (Chinese:世俗; pinyin:shìsú, \"berada di dunia\").[11] Partai secara resmi dan secara institusional mengakui lima doktrin agama: Buddha, Tao, Islam, Protestan, dan Katolik (meskipun memiliki hubungan sejarah, Partai memaksa pemisahan Gereja Katolik Tiongkok dari Gereja Katolik Roma),[12] dan terdapat peningkatan pengakuan institusional Konghucu dan agama asli Tionghoa.[13][14]", "question_text": "Apa agama mayoritas penduduk Tiongkok ?", "answers": [{"text": "Konghucu dan Tao, ditambah Buddha", "start_byte": 137, "limit_byte": 170}]} {"id": "-2054792241220572132-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Klungkung", "passage_text": "Sepertiga wilayah Kabupaten Klungkung (112,16km²) terletak di antara pulau Bali dan dua pertiganya (202,84km²) lagi merupakan kepulauan, yaitu Nusa Penida, Nusa Lembongan dan Nusa Ceningan.", "question_text": "Berapa luas kota Klungkung?", "answers": [{"text": "Sepertiga wilayah Kabupaten Klungkung (112,16km²) terletak di antara pulau Bali dan dua pertiganya (202,84km²) lagi merupakan kepulauan", "start_byte": 0, "limit_byte": 137}]} {"id": "6803368474592866015-6", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi Papua Merdeka", "passage_text": "\nMenanggapi hal tersebut, Nicolaas Jouwe dan dua komandan OPM, Seth Jafeth Roemkorem dan Jacob Hendrik Prai, berencana mendeklarasikan kemerdekaan Papua pada tahun 1971. Tanggal 1 Juli 1971, Roemkorem dan Prai mendeklarasikan Republik Papua Barat dan segera merancang konstitusinya.", "question_text": "kapankah papua new guinea melepaskan diri dari Indonesia?", "answers": [{"text": "1 Juli 1971", "start_byte": 178, "limit_byte": 189}]} {"id": "-1039063232243662564-1", "language": "indonesian", "document_title": "Element", "passage_text": "Awalnya, grup ini digawangi 7 orang, yaitu Didi Riyadi sebagai drummer, Mohamad Gebran sebagai bassist, Fajar Putra Jaya sebagai keyboardist, dua orang gitaris yaitu Arya Adhi Prasetyo dan Irwan Adhitya Pratama serta dua orang vokalis yaitu Ronny Setiawan dan Lucky Widja. Album perdana mereka adalah Hanyalah Cinta yang mengandalkan lagu berjudul sama sebagai single pertama, dan lagu \"Galau\" sebagai single kedua. Album ini rilis di bawah Universal Music Indonesia yang mengontrak mereka sebanyak 3 album. Sedangkan manajemen Element dipegang oleh Oxygen Entertainment yang juga menangani fans club Element.", "question_text": "siapakah pendiri Band Element ?", "answers": [{"text": "Didi Riyadi sebagai drummer, Mohamad Gebran sebagai bassist, Fajar Putra Jaya sebagai keyboardist, dua orang gitaris yaitu Arya Adhi Prasetyo dan Irwan Adhitya Pratama serta dua orang vokalis yaitu Ronny Setiawan dan Lucky Widja", "start_byte": 43, "limit_byte": 271}]} {"id": "7140607736588274975-9", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "Hingga tahun 2016, terdapat 118 unsur yang telah dikonfirmasi pada tabel periodik, meliputi unsur 1 (hidrogen) hingga 118 (oganesson), dengan penambahan terbaru (nihonium, moscovium, tennessine, dan oganesson) yang dikonfirmasi oleh International Union of Pure and Applied Chemistry (IUPAC) pada tanggal 30 Desember 2015 dan secara resmi diberi nama pada tanggal 28 November 2016: mereka menyelesaikan tujuh baris pertama Tabel periodik.[1][2]", "question_text": "berapakah jumlah elemen pada tabel periodik?", "answers": [{"text": "118", "start_byte": 28, "limit_byte": 31}]} {"id": "-7749839855121808364-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perkembangan Film", "passage_text": "\nPerkembangan film memiliki perjalanan cukup panjang hingga pada akhirnya menjadi seperti film di masa kini yang kaya dengan efek, dan sangat mudah didapatkan sebagai media hiburan. Perkembangan film dimulai ketika digunakannya alat kinetoskop temuan Thomas Alfa Edison yang pada masa itu digunakan oleh penonton individual.\nFilm awal masih bisu dan tidak berwarna. Pemutaran film di bioskop untuk pertama kalinya dilakukan pada awal abad 20, hingga industri film Hollywood yang pertama kali, bahkan hingga saat ini merajai industri perfilman populer secara global. Pada tahun 1927 teknologi sudah cukup mumpuni untuk memproduksi film bicara yang dialognya dapat didengar secara langsung, namun masih hitam-putih. Hingga pada 1937 teknologi film sudah mampu memproduksi film berwarna yang lebih menarik dan diikuti dengan alur cerita yang mulai populer. Pada tahun1970-an, film sudah bisa direkam dalam jumlah massal dengan menggunakan videotape yang kemudian dijual. Tahun 1980-an ditemukan teknologi laser disc, lalu VCD dan kemudian menyusul teknologi DVD. Hingga saat ini digital movie yang lebih praktis banyak digemari sehingga semakin menjadikan popularitas film meningkat dan film menjadi semakin dekat dengan keserarian masyarakat modern.", "question_text": "Dimanakah produksi film pertama dilakukan ?", "answers": [{"text": "abad 20", "start_byte": 434, "limit_byte": 441}]} {"id": "-8029581555061229283-4", "language": "indonesian", "document_title": "Konstitusi Kekaisaran Jerman", "passage_text": "Konstitusi tersebut memiliki judul dalam bahasa Jerman yang sama dengan penerusnya, Konstitusi Weimar (juga juga dikenal dengan nama \"Konstitusi Reich Jerman\"). Konstitusi Weimar ditetapkan pada tahun 1919 pada saat pembentukan Republik Weimar.", "question_text": "Kapan konstitusi Weimar ditetapkan?", "answers": [{"text": "1919", "start_byte": 201, "limit_byte": 205}]} {"id": "-4346047992488412268-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bao Zheng", "passage_text": "Bao Zheng (Hanzi: 包拯) (999-1062) adalah seorang hakim dan negarawan terkenal pada zaman Dinasti Song Utara. Karena kejujurannya dia mendapat julukan Bao Qingtian (包青天) yang berarti Bao si langit biru, sebuah nama pujian bagi pejabat bersih. Musuh-musuhnya menjulukinya Bao Heizi (包黑子) yang artinya si hitam Bao karena warna kulitnya yang gelap. Nama kehormatannya adalah Xiren (希仁).", "question_text": "Apakah maksud julukan Bao Qingtian?", "answers": [{"text": "si langit biru", "start_byte": 195, "limit_byte": 209}]} {"id": "-7934150430646131544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Intranet", "passage_text": "Intranet adalah sebuah jaringan privat (private network) yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), untuk membagi informasi rahasia perusahaan atau operasi dalam perusahaan tersebut kepada karyawannya. Kadang-kadang, istilah intranet hanya merujuk kepada layanan yang terlihat, yakni situs web internal perusahaan. Untuk membangun sebuah intranet, maka sebuah jaringan haruslah memiliki beberapa komponen yang membangun Internet, yakni protokol Internet (Protokol TCP/IP, alamat IP, dan protokol lainnya), klien dan juga server. Protokol HTTP dan beberapa protokol Internet lainnya (FTP, POP3, atau SMTP) umumnya merupakan komponen protokol yang sering digunakan.", "question_text": "Apa itu intranet?", "answers": [{"text": "jaringan privat (private network) yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), untuk membagi informasi rahasia perusahaan atau operasi dalam perusahaan tersebut kepada karyawannya", "start_byte": 23, "limit_byte": 211}]} {"id": "-5779080930082341968-0", "language": "indonesian", "document_title": "C.S. Lewis", "passage_text": "Clive Staples Lewis (), lebih dikenal sebagai C.S. Lewis, adalah seorang penulis dan pakar sastra Britania Raya, dilahirkan dalam sebuah keluarga Protestan di Belfast, meskipun sebagian besar hidupnya dilewati di Inggris. Lewis dikenal karena karyanya dalam sastra abad pertengahan dan untuk apologetik Kristennya serta fiksi, khususnya seri bukunya yang berjudul The Chronicles of Narnia.", "question_text": "siapakah pencipta novel Narnia?", "answers": [{"text": "C.S. Lewis", "start_byte": 46, "limit_byte": 56}]} {"id": "2997442766931990697-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ishq Ka Rang Safed", "passage_text": "Ishq Ka Rang Safed (bahasa Inggris: White Is The Color Of Love) adalah serial drama televisi India yang ditayangkan perdana pada tanggal 10 Agustus 2015 di Colors TV and ended its run on 26 August 2016. dan berakhir pada tanggal 26 Agustus 2016. Pertunjukan tersebut menggambarkan kisah seorang janda muda, Dhaani, dan seorang anak laki-laki kaya, Viplav, yang jatuh cinta padanya dan menentang pandangan masyarakat ortodoks untuk menikahinya.[2][3] Acara ini sangat banyak diterima oleh pemirsa di slot awal dan memberi persaingan ketat untuk Star Plus Suhani Si Ek Ladki. Namun penayangannya turun setelah perubahan konsep tersebut, namun tetap berlanjut sebagai pemimpin slot hingga keluar dari aktris utama Eisha Singh.", "question_text": "siapakah pemeran utama shq Ka Rang Safed?", "answers": [{"text": "Eisha Singh", "start_byte": 711, "limit_byte": 722}]} {"id": "-5881222059379184019-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee India", "passage_text": "Rupee India (Devanagari: रुपया) (simbol: ₹; kode ISO 4217: INR) adalah mata uang resmi negara India yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 paisa. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 1862.", "question_text": "apakah nama mata uang yang digunakan di India?", "answers": [{"text": "Rupee India", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "7000676834370743417-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kejatuhan Soeharto", "passage_text": "\nKejatuhan Soeharto adalah peristiwa mundurnya Soeharto dari jabatan Presiden Indonesia. Soeharto mundur pada tanggal 21 Mei 1998 setelah runtuhnya dukungan untuk dirinya. Soeharto telah menjadi presiden Indonesia selama 32 tahun. Sebelum dia mundur, Indonesia mengalami krisis politik dan ekonomi dalam 6 sampai 12 bulan sebelumnya. BJ Habibie melanjutkan setidaknya setahun dari sisa masa kepresidenannya sebelum kemudian digantikan oleh Abdurrahman Wahid pada tahun 1999. Kejatuhan Soeharto juga menandai akhir masa Orde Baru, suatu rezim yang berkuasa sejak tahun 1968.", "question_text": "Pada tahun berapa presiden Soeharto dilengserkan ?", "answers": [{"text": "1998", "start_byte": 125, "limit_byte": 129}]} {"id": "-1081621588639816360-25", "language": "indonesian", "document_title": "Lampung", "passage_text": "Provinsi Lampung memiliki luas 35.376,50km² dan terletak di antara 105°45'-103°48' BT dan 3°45'-6°45' LS. Daerah ini di sebelah barat berbatasan dengan Samudera Hindia, di sebelah timur dengan Laut Jawa, di sebelah utara berbatasan dengan provinsi Sumatera Selatan, dan di sebelah selatan berbatasan dengan Selat Sunda.\nBeberapa pulau termasuk dalam wilayah Provinsi Lampung, yang sebagian besar terletak di Teluk Lampung, di antaranya: Pulau Darot, Pulau Legundi, Pulau Tegal, Pulau Sebuku, Pulau Ketagian, Pulau Sebesi, Pulau Poahawang, Pulau Krakatau, Pulau Putus dan Pulau Tabuan. Ada juga Pulau Tampang dan Pulau Pisang di yang masuk ke wilayah Kabupaten Lampung Barat.", "question_text": "Berapa luas Provinsi Lampung ?", "answers": [{"text": "35.376,50km²", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "2064954439398376730-0", "language": "indonesian", "document_title": "Brussel", "passage_text": "Brussel (French: Bruxelles, [bʁysɛl](listen); Dutch: Brussel, [ˈbrɵsəl](listen)), secara resmi bernama Daerah Ibu Kota Brussel[5][6] (French: Région de Bruxelles-Capitale, Dutch: Brussels Hoofdstedelijk Gewest),[7] adalah wilayah Belgia yang mencakup 19 kotamadya, termasuk Kota Brussel yang merupakan ibu kota Belgia,[8] Masyarakat Perancis Belgia,[9] dan Masyarakat Flandria.[10] Wilayah ini dihuni oleh 1,2juta jiwa, sedangkan wilayah metropolitannya dihuni oleh 1,8juta jiwa, terbesar di Belgia.[11][12]", "question_text": "dimanakah letak Brussel ?", "answers": [{"text": "Belgia", "start_byte": 498, "limit_byte": 504}]} {"id": "4918217885110347953-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tokusatsu", "passage_text": "Tokusatsu (特撮) adalah istilah dalam bahasa Jepang untuk efek spesial (efek khusus / efek visual) dan seringkali digunakan untuk menyebut film sci-fi/fantasi/horor live-action produksi Jepang.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan serial tokusatsu?", "answers": [{"text": "efek spesial (efek khusus / efek visual) dan seringkali digunakan untuk menyebut film sci-fi/fantasi/horor live-action produksi Jepang", "start_byte": 60, "limit_byte": 194}]} {"id": "3285466566321973615-0", "language": "indonesian", "document_title": "Praha", "passage_text": "\nka|jmpl|Kostel Panny Marie Snezne\n\nPraha adalah ibu kota Republik Ceko dan memiliki penduduk sekitar 1,5 juta jiwa. Kota ini dibelah sungai Vltava atau disebut pula Moldau dalam bahasa Jerman. Beberapa bangunan terkenal di kota ini antara lain adalah Jembatan Charles atau Karluvmost dalam bahasa setempat, Kastil Praha, Jam Astronomi di Balai Kota dan Menara Televisi Žižkov.\nPraha adalah ibukota dan kota terbesar di Republik Ceko, berada di wilayah tengah Bohemia dan Sungai Vlatava yang terletak di tengah-tengah wilayah Republik Ceko. Setelah Velvet Revolution (Revolusi Beludru (Indonesia) atau Ceko: sametová revoluce yang terjadi 17 November - 29 Desember 1989), terjadilah perpecahan pada negara Czechslovakia pada akhir tahun 1992 dimana Praha salah satunya ditetapkan sebagai ibukota Republik Ceko (Bahasa Inggris: Czech Republic).\nPraha telah berdiri sejak abad kesebelas sebagai ibukota Bohemia yang merupakan tempat tinggalnya para pangeran dan raja-raja Ceko, Romawi, dan Jerman. Wilayah Praha seluas 496km persegi dengan jumlah penduduk 1.286.008. Sejak tahun 2004, Praha ditetapkan sebagai wilayah metropolitan berdasarkan Eurostat. Sebagai daerah yang memiliki pertumbuhan ekonomi transisi yang cepat dan wilayah terkaya di Republik Ceko Praha merupakan kota yang memiliki tingkat biaya hidup yang relatif rendah dibandingkan dengan kota-kota besar lainnya di Uni Eropa. Pada tahun 2010 Survey MERCER [5] menempatkan Praha pada posisi ke-70 sebagai kota yang terus meningkat tingkat kualitas hidupnya dan tercepat di wilayah Eropa Timur.\nTidak dapat dimungkiri, Praha dikenal sebagai kota yang paling cantik di Eropa. Pusat kota yang bersejarah, dan Kastil Praha (Bahasa Inggris: Prague Castle, Bahasa Ceko: Pražský hrad) adalah komplek kastil terbesar di dunia [6] dan juga merupakan bangunan yang dilindungi oleh UNESCO [7].", "question_text": "Apa ibukota Bohemia?", "answers": [{"text": "Praha", "start_byte": 847, "limit_byte": 852}]} {"id": "8107377883650396510-0", "language": "indonesian", "document_title": "IELTS", "passage_text": "International English Language Testing System disingkat IELTS adalah uji coba kemampuan berbahasa Inggris yang diselenggarakan bersama oleh Universitas Cambridge, British Council dan IDP Education Australia. IELTS sendiri digolongkan dalam dua macam modul ujian yaitu Modul Umum dan Modul Akademis.", "question_text": "siapakah yang menciptakan IELTS?", "answers": [{"text": "Universitas Cambridge, British Council dan IDP Education Australia", "start_byte": 140, "limit_byte": 206}]} {"id": "6429340168862720548-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Berapa lama dinasti Han berdiri ?", "answers": [{"text": "202 SM - 220", "start_byte": 55, "limit_byte": 67}]} {"id": "-9193693392929874789-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rinding Gumbeng", "passage_text": "Rinding Gumbeng adalah salah satu kesenian tradisional khas Gunungkidul dari daerah Dusun Duren, Desa Beji, Kecamatan Ngawen, Kabupaten Gunungkidul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Kesenian ini menjadi cermin kehidupan masyarakat Gunungkidul yang dikenal sederhana, ulet, serta dekat dengan alam. Kesederhanaan inilah yang selalu tampak dari setiap pagelaran Rinding Gumbeng. Meskipun terkesan sederhana pada alat dan para pemainnya, kesenian Rinding Gumbeng menyajikan alunan musik yang khas, indah, melodius, serta dinamis nan ekspresif.", "question_text": "Apakah kesenian tradisional dari Gunung Kidul ?", "answers": [{"text": "Rinding Gumbeng", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "8717633143739167417-1", "language": "indonesian", "document_title": "Alfred Nobel", "passage_text": "Alfred lahir pada tanggal 21 Oktober 1833 di Stockholm, Swedia. Ayahnya bernama Immanuel Nobel dan ibunya bernama Andriette Ahlsell Nobel. Ayah Alfred ialah seorang insinyur dan penemu; ia membangun jembatan, bangunan, dan mengadakan percobaan dengan bermacam cara dalam peledakan batu. Alfred memiliki dua orang kakak lelaki, yakni Robert (lahir 1829) dan Ludvig (lahir 1831).", "question_text": "tahun berapakah Alfred Bernhard Nobel dilahirkan?", "answers": [{"text": "1833", "start_byte": 37, "limit_byte": 41}]} {"id": "4848307647135718391-30", "language": "indonesian", "document_title": "Gambia", "passage_text": "Bahasa Inggris adalah bahasa resmi dari Gambia. Bahasa lainnya adalah Mandinka, Wolof, Fula, Serer, Krio, Jola dan bahasa daerah adat lainnya. Karena lingkungan geografis negara, pengetahuan akan bahasa Prancis (bahasa resmi di sebagian besar Afrika Barat) relatif tersebar luas.", "question_text": "Apa bahasa resmi Republik Gambia?", "answers": [{"text": "Inggris", "start_byte": 7, "limit_byte": 14}]} {"id": "2856610660287028674-3", "language": "indonesian", "document_title": "Gulma", "passage_text": "Biasanya orang membedakan gulma ke dalam empat kelompok:", "question_text": "Ada berapa jenis gulma ?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 41, "limit_byte": 46}]} {"id": "3333845322675275817-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bolesław Pobożny", "passage_text": "Bolesław yang Saleh (Polish: Bolesław Pobożny) (1224/27 – 14 April 1279) merupakan seorang Adipati Wielkopolska selama tahun 1239–1247 (menurut beberapa sejarahwan selama tahun 1239–1241 Adipati tunggal Ujście), Adipati Kalisz selama tahun 1247–1249, Adipati Gniezno selama tahun 1249–1250, Adipati Gniezno-Kalisz selama tahun 1253–1257, Adipati seluruh Wielkopolska dan Poznań selama tahun 1257–1273, pada tahun 1261 penguasa atas Ląd, pemangku takhta kadipaten Masovia, Płock dan Czersk selama tahun 1262–1264, penguasa atas Bydgoszcz selama tahun 1268–1273, Adipati Inowrocław selama tahun 1271–1273, dan Adipati Gniezno-Kalisz dari tahun 1273 sampai kematiannya.", "question_text": "Kapan Bolesław meninggal ?", "answers": [{"text": "14 April 1279", "start_byte": 63, "limit_byte": 76}]} {"id": "-1995990136704756548-20", "language": "indonesian", "document_title": "Sunda Kelapa", "passage_text": "Saat ini pelabuhan Sunda Kelapa memiliki luas daratan 760 hektare serta luas perairan kolam 16.470 hektare, terdiri atas dua pelabuhan utama dan pelabuhan Kalibaru. Pelabuhan utama memiliki panjang area 3.250 meter dan luas kolam lebih kurang 1.200 meter yang mampu menampung 70 perahu layar motor. Pelabuhan Kalibaru panjangnya 750 meter lebih dengan luas daratan 343.399 meter persegi, luas kolam 42.128,74 meter persegi, dan mampu menampung sekitar 65 kapal antar pulau dan memiliki lapangan penumpukan barang seluas 31.131 meter persegi.", "question_text": "berapakah luas pelabuhan Sunda kelapa?", "answers": [{"text": "daratan 760 hektare serta luas perairan kolam 16.470 hektare", "start_byte": 46, "limit_byte": 106}]} {"id": "228258109328869799-2", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantin Stanislavski", "passage_text": "Pada 1888, Stanislavski mendirikan Perhimpunan Seni dan Sastra di Teater Maly, dan di sana ia memperoleh pengalaman dalam estetika dan seni panggung.", "question_text": "Dimana Konstantin Sergejevitch Stanislavski belajar seni peran?", "answers": [{"text": "Teater Maly", "start_byte": 66, "limit_byte": 77}]} {"id": "-8449227686402844020-7", "language": "indonesian", "document_title": "Musibah KMP Tampomas II", "passage_text": "25 Januari pagi, keadaan berlangsung seperti biasa. Namun, 25 Januari Malam, sekitar Pukul 20.00 WITA, dalam kondisi badai laut yang hebat, beberapa bagian mesin mengalami kebocoran bahan bakar, dan puntung rokok yang berasal dari ventilasi menyebabkan percikan api. Para kru melihat dan mencoba memadamkannya menggunakan tabung pemadam portabel, namun gagal. Api semakin menjalar ke kompartemen mesin karena pintu dek terbuka. Akibatnya selama 2 jam tenaga utama mati, dan generator darurat pun gagal (Failure) dan usaha pemadaman pun dihentikan karena sudah tidak memungkinkan. Ditambah dengan bahan bakar yang ternyata masih terdapat disetiap kendaraan, menyebabkan api merambat dan membakar semua dek dengan cepat. 30 menit setelah api muncul, para penumpang diperintahkan menuju dek atas dan langsung menaiki sekoci. Namun hal ini berlangsung lambat, karena hanya ada 1 pintu menuju dek atas. Begitu berada di dek atas, para ABK dan Mualim Kapal tidak ada yang memberitahu arah dan lokasi sekoci. Beberapa ABK malah dengan egois menurunkan sekoci bagi dirinya sendiri. Dari 6 sekoci yang ada, masing-masing hanya berkapasitas 50 orang. Sebagian penumpang nekat terjun bebas ke Laut, dan sebagian lagi menunggu dengan panik pertolongan selanjutnya.\njmpl|ka|200px|KMP Tampomas II yang tenggelam.", "question_text": "Mengapa KMP Tampomas II mengalami kebakaran?", "answers": [{"text": "kebocoran bahan bakar, dan puntung rokok yang berasal dari ventilasi menyebabkan percikan api", "start_byte": 172, "limit_byte": 265}]} {"id": "-3425263422299964180-1", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa", "passage_text": "Benua ini adalah benua terkecil kedua setelah Australia dengan luas 10.180.000km² sedangkan bila dihitung dari populasinya, benua ini terletak di urutan ketiga dengan populasi terbanyak (di bawah Asia, dan Afrika) dengan 742,5 juta jiwa pada tahun 2013 atau sama dengan seperdelapan penduduk dunia.", "question_text": "Berapa luas benua Eropa ?", "answers": [{"text": "10.180.000km²", "start_byte": 68, "limit_byte": 82}]} {"id": "372739672692400424-4", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Filipina", "passage_text": "Pendirian Universitas Filipina dimulai dengan pembentukan Sekolah Tinggi Kedokteran Filipina (kemudian disatukan dengan universitas sebagai Fakultas Kedokteran dan Bedah) pada tahun 1905, yang mulai beroperasi pada tahun 1907, setahun sebelum pendirian UP. Bersama-sama dengan Fakultas Seni Rupa dan Fakultas Seni Liberal, Fakultas Kedokteran menempati bangunan yang tersebar di sepanjang Jalan Padre Faura (Distrik Ermita) dan Jalan R. Hidalgo (Distrik Quiapo) di Manila, sementara Fakultas Pertanian di Los Banos, Laguna. Beberapa tahun kemudian, Universitas Filipina membuka Fakultas Hukum dan Fakultas Teknik di Manila, serta unit-unit akademis di bawah Fakultas Pertanian dan Kehutanan di Los Banos, Laguna. Universitas ini kemudian mencari lokasi yang lebih luas hingga kemudian membeli lahan seluas 493 hektare di Diliman, Kota Quezon. Pembangunan kampus Kota Quezon dimulai pada tahun 1939.", "question_text": "Berapa luas Universitas Filipina?", "answers": [{"text": "493 hektare", "start_byte": 806, "limit_byte": 817}]} {"id": "2792667802436251792-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gaara", "passage_text": "Gaara adalah nama seorang tokoh fiksi dalam serial manga dan anime Naruto. Gaara adalah seorang anak dari kazekage keempat yang mempunyai kekuatan untuk mengendalikan dan mengontrol pasir. Ciri khasnya adalah gentong pasir yang selalu dibawa-bawa di punggungnya dan luka bertuliskan \"ai - cinta\" pada dahinya.", "question_text": "Apakah kekuatan yang dimiliki Gaara dalam anime Naruto?", "answers": [{"text": "mengendalikan dan mengontrol pasir", "start_byte": 153, "limit_byte": 187}]} {"id": "-6596861196195134572-0", "language": "indonesian", "document_title": "Petualangan Tintin", "passage_text": "Petualangan Tintin ([Les Aventures de Tintin et Milou]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah serial komik yang diciptakan oleh Hergé, seorang artis dari Belgia. Hergé adalah pseudonim dari Georges Remi (1907–1983) yang dituliskan menjadi RG (dibaca sebagai Hergé dalam bahasa Perancis). Serial ini pertama kali muncul dalam bahasa Perancis sebagai lampiran bagian anak-anak dari koran Belgia, [Le Vingtième Siècle]error: {{lang}}: text has italic markup (help) pada tanggal 10 Januari 1929. Petualangan Tintin sendiri menampilkan beberapa pemain yang saling melengkapi satu sama lainnya. Dari tahun ke tahun, serial ini menjadi bacaan favorit dan bahan kritikan dari para kritikus selama lebih dari 70 tahun.", "question_text": "Kapan Petualangan Tintin diterbitkan pertama kali ?", "answers": [{"text": "10 Januari 1929", "start_byte": 500, "limit_byte": 515}]} {"id": "-5331092055569576177-0", "language": "indonesian", "document_title": "Festivali i Këngës", "passage_text": "Festivali i Këngës adalah sebuah kontes lagu Albania besar, yang diadakan oleh penyiaran nasional Albania Radio Televizioni Shqiptar (RTSH). Sejak 2003, ini dipakai untuk memilih perwakilan Albania untuk Kontes Lagu Eurovision internasional.", "question_text": "Dimana Festivali i Këngës diadakan?", "answers": [{"text": "Albania", "start_byte": 47, "limit_byte": 54}]} {"id": "5632867447147632147-0", "language": "indonesian", "document_title": "Islandia", "passage_text": "Islandia secara resmi Republik Islandia (bahasa Islandia: Ísland) adalah sebuah negara Nordik yang terletak di sebelah barat laut Eropa dan sebelah utara Samudera Atlantik, yang terdiri dari Pulau Islandia dan beberapa pulau kecil disekitarnya. Islandia terletak 300 kilometer di sebelah timur Greenland dan 1.000 kilometer dari Norwegia. Negara memiliki populasi sebanyak 332.529 penduduk dan luas 103.000 km persegi, menjadikannya negara dengan penduduk terjarang di Eropa.[1] Ibukota dan kota terbesar di negara ini adalah Reykjavík. Reykjavík dan sekitarnya adalah tempat tinggal bagi dua pertiga populasi.", "question_text": "Apa ibukota Islandia?", "answers": [{"text": "Reykjavík", "start_byte": 527, "limit_byte": 537}]} {"id": "-2109221779389466965-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "Apa mata uang Tiongkok ?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "2657283956631965074-7", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Indonesia", "passage_text": "Pada tahun 1955, Undang-Undang No. 10 tentang pengubahan kata universiteit, universitet, dan universitit disyahkan, sehingga sejak itu, Universiteit Indonesia secara resmi diubah namanya menjadi Universitas Indonesia.[10]", "question_text": "Kapan Universitas Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "1955", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "-6248724470980757655-0", "language": "indonesian", "document_title": "Berhala (Islam)", "passage_text": "Dalam Islam, Berhala adalah objek berbentuk makhluk hidup atau benda yang didewakan, disembah, dipuja dan dibuat oleh tangan manusia. Sesuai dengan dua surat di dalam Al-Qur'an, yang berbunyi:", "question_text": "Apa itu berhala ?", "answers": [{"text": "objek berbentuk makhluk hidup atau benda yang didewakan, disembah, dipuja dan dibuat oleh tangan manusia", "start_byte": 28, "limit_byte": 132}]} {"id": "7546088982330560732-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Perlindungan Lapisan Ozon Sedunia", "passage_text": "\nTanggal 16 September ditetapkan oleh Majelis Umum Persatuan Bangsa-Bangsa sebagai Hari Perlindungan Lapisan Ozon Sedunia. Ketetapan ini dibuat pada tanggal 19 Desember 1994 untuk memperingati tanggal ketika berbagai negara menandatangani Protokol Montreal tentang zat yang merusak lapisan ozon.", "question_text": "Kapan hari ozon sedunia?", "answers": [{"text": "16 September", "start_byte": 9, "limit_byte": 21}]} {"id": "3713906728756609521-16", "language": "indonesian", "document_title": "Abraham", "passage_text": "Karena Sarai tidak dapat mengandung, janji Tuhan bahwa keturunan Abraham akan mewarisi tanah perjanjian tampak seperti mustahil. Sarai, sesuai dengan kebiasaan saat itu, memberi hamba perempuannya yang bernama Hagar kepada Abram. Ketika Hagar mengandung anak Abram, ia menjadi sombong dan merendahkan Sarai. Sarai mengusirnya ke padang gurun. Hagar dijanjikan bahwa keturunannya akan menjadi sangat banyak, \"sehingga tidak dapat dihitung karena banyaknya.\" Maka Hagar kembali dan melahirkan anaknya Ismael yang merupakan putra Abram yang pertama. Hagar dan Ismael kemudian diusir dari Abram oleh Sarai selamanya (Kejadian 21).", "question_text": "Siapakah anak nabi Ibrahim yang dicatat dalam AlQuran?", "answers": [{"text": "Ismael", "start_byte": 499, "limit_byte": 505}]} {"id": "1313578176809991968-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "siapakah pencipta novel Harry Potter ?", "answers": [{"text": "J. K. Rowling", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "2461403938223824159-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam deoksiribonukleat", "passage_text": "\n\nAsam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instruksi genetika setiap organisme dan banyak jenis virus. Instruksi-instruksi genetika ini berperan penting dalam pertumbuhan, perkembangan, dan fungsi organisme dan virus. DNA merupakan asam nukleat; bersamaan dengan protein dan karbohidrat, asam nukleat adalah makromolekul esensial bagi seluruh makhluk hidup yang diketahui. Kebanyakan molekul DNA terdiri dari dua unting biopolimer yang berpilin satu sama lainnya membentuk heliks ganda. Dua unting DNA ini dikenal sebagai polinukleotida karena keduanya terdiri dari satuan-satuan molekul yang disebut nukleotida. Tiap-tiap nukleotida terdiri atas salah satu jenis basa nitrogen (guanina (G), adenina (A), timina (T), atau sitosina (C)), gula monosakarida yang disebut deoksiribosa, dan gugus fosfat. Nukleotida-nukelotida ini kemudian tersambung dalam satu rantai ikatan kovalen antara gula satu nukleotida dengan fosfat nukelotida lainnya. Hasilnya adalah rantai punggung gula-fosfat yang berselang-seling. Menurut kaidah pasangan basa (A dengan T dan C dengan G), ikatan hidrogen mengikat basa-basa dari kedua unting polinukleotida membentuk DNA unting ganda", "question_text": "Apa itu DNA?", "answers": [{"text": "417,424,3,3]}'>nucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instru", "start_byte": 116, "limit_byte": 224}]} {"id": "7082605802418393038-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "Sel terkecil yang dikenal manusia ialah bakteri Mycoplasma dengan diameter 0,0001 sampai 0,001 mm,[7] sedangkan salah satu sel tunggal yang bisa dilihat dengan mata telanjang ialah telur ayam yang belum dibuahi. Akan tetapi, sebagian besar sel berdiameter antara 1 sampai 100 µm (0,001–0,1mm) sehingga hanya bisa dilihat dengan mikroskop.[8] Penemuan dan kajian awal tentang sel memperoleh kemajuan sejalan dengan penemuan dan penyempurnaan mikroskop pada abad ke-17. Robert Hooke pertama kali mendeskripsikan dan menamai sel pada tahun 1665 ketika ia mengamati suatu irisan gabus (kulit batang pohon ek) dengan mikroskop yang memiliki perbesaran 30 kali.[4] Namun, teori sel sebagai unit kehidupan baru dirumuskan hampir dua abad setelah itu oleh Matthias Schleiden dan Theodor Schwann. Selanjutnya, sel dikaji dalam cabang biologi yang disebut biologi sel.", "question_text": "apakah jenis sel pertama yang ditemukan manusia?", "answers": [{"text": "kulit batang pohon ek", "start_byte": 585, "limit_byte": 606}]} {"id": "2465107579465032585-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemberontakan Trunajaya", "passage_text": "\n\nPemberontakan Trunajaya (atau Perang Trunajaya, juga dieja Pemberontakan Trunojoyo) adalah pemberontakan yang dilakukan oleh bangsawan Madura Raden Trunajaya dan sekutunya pasukan dari Makassar terhadap Kesultanan Mataram yang dibantu oleh Perusahaan Hindia Timur Belanda (VOC) di Jawa pada dekade 1670-an, dan berakhir dengan kemenangan Mataram dan VOC.", "question_text": "Apa itu Pemberontakan Trunajaya?", "answers": [{"text": "pemberontakan yang dilakukan oleh bangsawan Madura Raden Trunajaya dan sekutunya pasukan dari Makassar terhadap Kesultanan Mataram yang dibantu oleh Perusahaan Hindia Timur Belanda (VOC) di Jawa pada dekade 1670-an, dan berakhir dengan kemenangan Mataram dan VOC", "start_byte": 93, "limit_byte": 355}]} {"id": "8425667679792841049-0", "language": "indonesian", "document_title": "PlayStation (konsol)", "passage_text": "\nPlayStation (bahasa Jepang: プレイステーション) adalah konsol permainan grafis dari era 32-bit. Pertama kali diproduksi oleh Sony sekitar tahun 1990. PlayStation diluncurkan perdana di Jepang pada 3 Desember 1994, di Amerika Serikat 9 September 1995 dan Eropa 29 September 1995. PlayStation menjadi sangat terkenal sehingga membentuk \"Generasi PlayStation\". Dari sekian banyak game PlayStation, beberapa yang terkenal adalah: Suikoden, Tomb Raider, Final Fantasy, Resident Evil, Tekken, Winning Eleven, Ridge Racer, wipEout, Gran Turismo, Crash Bandicoot, Spyro, dan seri Metal Gear Solid. Pada 18 Mei 2004, Sony telah memproduksi 100 juta PlayStation dan PSOne ke seluruh dunia. Pada Maret 2004, sebanyak 7.300 judul permainan telah tersedia dengan jumlah akumulasi 949 juta.", "question_text": "Kapan Playstation pertama dirilis ?", "answers": [{"text": "3 Desember 1994", "start_byte": 207, "limit_byte": 222}]} {"id": "-3333287057157938429-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tahun Baru Imlek", "passage_text": "Tahun Baru Imlek merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai pada hari pertama bulan pertama (Chinese:正月; pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh 十五暝 元宵節 pada tanggal kelima belas (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chúxī 除夕 yang berarti \"malam pergantian tahun\".", "question_text": "Apa nama hari raya etnis tionghoa ?", "answers": [{"text": "Tahun Baru Imlek", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-7916970390410655110-3", "language": "indonesian", "document_title": "Hyundai Motor Company", "passage_text": "Chung Ju-yung mendirikan Hyundai Engineering and Construction Company pada 1947. Hyundai Motor Company kemudian didirikan pada 1967. Model pertama perusahaan ini adalah Cortina, hasil kerja sama dengan Ford Motor Company dan dipasarkan pada 1968. Ketika mereka pertama kali membuat mobil, Hyundai merekrut George Turnbull, mantan Direktur Manajemen Austin Morris di British Leyland. Ia juga merekrut 5 orang teknisi Inggris lainnya yaitu: Kenneth Barnett (desainer bodi), insinyur John Simpson dan Edward Chapman, John Crosthwaite (insinyur sasis), serta Peter Slater (kepala insinyur pengembangan).[5][6][7][8] Pada 1975, mobil Korea pertama, Pony dipasarkan. Didesain oleh Giorgio Giugiaro dan teknologi powertrain dari Mitsubishi. Hyundai mulai mengekspor Pony pada tahun berikutnya ke Ekuador dan negara-negara Benelux..", "question_text": "apakah nama mobil pertama Hyundai?", "answers": [{"text": "Cortina", "start_byte": 169, "limit_byte": 176}]} {"id": "1102339026579092865-36", "language": "indonesian", "document_title": "Bahan bakar etanol", "passage_text": "Produsen etanol terbesar di dunia pada tahun 2010 adalah Amerika Serikat dengan jumlah 13,2 miliar galon AS dan Brasil dengan 6,92 galon AS. 2 negara ini memproduksi 88% etanol dunia, yang total semuanya adalah 22,95 galon AS (86,9 miliar liter).[2] Insentif yang diberikan pemerintah, diikuti dengan pengembangan inisiatif dari industri, telah mendorong negara-negara seperti Jerman, Spanyol, Perancis, Swedia, China, Thailand, Kanada, Kolombia, India, Australia, dan beberapa negara Amerika Tengah untuk mengembangkan industri etanol.", "question_text": "negara apakah yang paling banyak memproduksi etanol?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 57, "limit_byte": 72}]} {"id": "-4465607747986832809-1", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft Windows", "passage_text": "Sistem operasi Windows telah berevolusi dari MS-DOS, sebuah sistem operasi yang berbasis modus teks dan command-line. Windows versi pertama, Windows Graphic Environment 1.0 pertama kali diperkenalkan pada 10 November 1983, tetapi baru keluar pasar pada bulan November tahun 1985, yang dibuat untuk memenuhi kebutuhan komputer dengan tampilan bergambar. Windows 1.0 merupakan perangkat lunak 16-bit tambahan (bukan merupakan sistem operasi) yang berjalan di atas MS-DOS (dan beberapa varian dari MS-DOS), sehingga ia tidak akan dapat berjalan tanpa adanya sistem operasi DOS. Versi 2.x, versi 3.x juga sama. Beberapa versi terakhir dari Windows (dimulai dari versi 4.0 dan Windows NT 3.1) merupakan sistem operasi mandiri yang tidak lagi bergantung kepada sistem operasi MS-DOS. Microsoft Windows kemudian bisa berkembang dan dapat menguasai penggunaan sistem operasi hingga mencapai 90%.", "question_text": "Apakh nama Windows pertama?", "answers": [{"text": "Windows Graphic Environment 1.0", "start_byte": 141, "limit_byte": 172}]} {"id": "-1329133679795558581-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kentang hitam", "passage_text": "\n\nTumbuhan ini asalnya dari negeri India, banyak menyebar dan tumbuh ke Madagaskar, dan Malesia. Di Malesia sendiri, banyak tumbuh di Malaysia, Sumatera, Jawa, Filipina, dan Maluku. Di Indonesia, banyak ditanam di Banten, Jakarta, Magelang, Yogya, dan Bali. Tumbuh dari ketinggian 40-1300 mdpl dan suka dengan wilayah beriklim panas. Petani menanam ini setelah menanam padi. Yang jelas, Rumphius menyebutkan bahwa tanaman ini sudah lama ditanam.[1][4] Menurut catatan Heyne mengutip Rumphius, adalah tumbuhan ini banyak ditanam di Jawa dan Bali. Sekali lagi, Heyne juga mengutip tulisan de Bie (De Landbouw der Inladsche Bevolking op Java [Pertanian dlm Masyarakat Jawa], 1901-02, jilid I:107), bahwa tumbuhan ini memang banyak tumbuh di persawahan Batavia (sekarang Jakarta) yang kalau selain persawahan Batavia, kentang hitam tak mau tumbuh; alasannya karena memang kentang hitam menghendaki tanah yang gembur.[5]", "question_text": "dari manakah asal Kentang hitam?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 35, "limit_byte": 40}]} {"id": "-5237826183429880801-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ion poliatomik", "passage_text": "Ion poliatomik adalah suatu ion yang terdiri dari satu molekul dengan atom-atom berikatan kovalen atau dari suatu kompleks logam yang dapat dianggap bertindak sebagai suatu unit tunggal dalam konteks kimia asam basa atau dalam pembentukan garam. Dalam karya-karya yang lebih tua, suatu ion poliatomik dikenal sebagai suatu \"radikal\", walaupun dalam penggunaannya sekarang istilah radikal merujuk pada radikal bebas yang merupakan jenis tak bermuatan dengan suatu elektron tak berpasangan. Contoh utama ion poliatomik adalah hidroksida dan amonium.", "question_text": "Apakah pengertian dari ion poliatomik?", "answers": [{"text": "ion yang terdiri dari satu molekul dengan atom-atom berikatan kovalen atau dari suatu kompleks logam yang dapat dianggap bertindak sebagai suatu unit tunggal dalam konteks kimia asam basa atau dalam pembentukan garam", "start_byte": 28, "limit_byte": 244}]} {"id": "-9058512588008504678-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shekel baru Israel", "passage_text": "Shekel baru Israel (Hebrew: שקל חדש‎, Shekel Ḥadash) (tanda: ₪; akronim: ש״ח, kode: ILS) (juga dieja sheqel; pl. shekalim pelafalan shkalim - שקלים, Arab: شيقل جديد, shiqel jadid atau شيكل جديد shikel jadid) adalah mata uang negara Israel. Shekel terbagi menjadi 100 agorot (אגורות) (sing. agora, Ibrani: אגורה).", "question_text": "Apa nama mata uang Israel ?", "answers": [{"text": "Shekel baru Israel", "start_byte": 0, "limit_byte": 18}]} {"id": "-7168503783913984458-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Tunisia", "passage_text": "jmpl|200px|Koin mata uang Dinar Tunisia\nDinar Tunisia (Arab: دينار) merupakan sebuah mata uang resmi negara Tunisia sejak tahun 1956. Simbol mata uang negara ini ialah DT. Mata uang ini setiap satuannya dibagi menjadi 1000 milim. Mata uang ini terbagi menjadi 5, 10, 20, 50, 100 milim, ½, 1, 5 dinar.", "question_text": "apakah nama mata uang Tunisia?", "answers": [{"text": "Dinar Tunisia", "start_byte": 40, "limit_byte": 53}]} {"id": "-5268490190452934542-3", "language": "indonesian", "document_title": "Transformasi digital", "passage_text": "Proses digitalisasi setelah semakin cepat, dengan berkembangnya komputer pribadi seperti Simon pada tahun 1950, Apple II pada tahun 1977 dan PC IBM pada tahun 1981 (Vogelsang, 2010). Dengan pengenalan dari World Wide Web (WWW) namun, ruang lingkup, dimensi, skala, kecepatan serta efek digitalisasi berubah secara mendasar, yang mengakibatkan peningkatan tekanan pada proses transformasi sosial (Khan, 2016).", "question_text": "Kapan istilah digital pertama kali diperkenalkan?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 106, "limit_byte": 110}]} {"id": "2502274611379903653-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jam Gadang", "passage_text": "Jam Gadang adalah nama untuk menara jam yang terletak di pusat kota Bukittinggi, Sumatera Barat, Indonesia. Menara jam ini memiliki jam dengan ukuran besar di empat sisinya sehingga dinamakan Jam Gadang, sebutan bahasa Minangkabau yang berarti \"jam besar\".", "question_text": "Dimana letak Jam Gadang?", "answers": [{"text": "kota Bukittinggi, Sumatera Barat, Indonesia", "start_byte": 63, "limit_byte": 106}]} {"id": "-672206602627685419-18", "language": "indonesian", "document_title": "István V dari Hongaria", "passage_text": "Ban Joakim Gutkeled menculik putra dan ahli waris István yang berusia sepuluh tahun, László dan memenjarakannya di kastil Koprivnica pada musim panas 1272.[8][3] István mengepung benteng, namun tidak dapat menguasainya.[3] István jatuh sakit dan dibawa ke Pulau Csepel. Ia meninggal pada tanggal 6 Agustus 1272.[4] István dimakamkan di dekat makam adindanya, Margit, di Biara santa Perawan di Pulau Kelinci.[1][14]", "question_text": "Kapan István V meninggal?", "answers": [{"text": "6 Agustus 1272", "start_byte": 301, "limit_byte": 315}]} {"id": "-4887556451612679779-3", "language": "indonesian", "document_title": "Temu lawak", "passage_text": "\nDi Indonesia satu-satunya bagian yang dimanfaatkan adalah rimpang temu lawak untuk dibuat jamu godog. Rimpang ini mengandung 48-59,64 % zat tepung, 1,6-2,2 % kurkumin dan 1,48-1,63 % minyak asiri dan dipercaya dapat meningkatkan kerja ginjal serta anti inflamasi. Manfaat lain dari\nrimpang tanaman ini adalah sebagai obat jerawat, meningkatkan nafsu makan, anti kolesterol, antiinflamasi, anemia, antioksidan, pencegah kanker, dan antimikroba.", "question_text": "Apa manfaat dari Temu lawak?", "answers": [{"text": "obat jerawat, meningkatkan nafsu makan, anti kolesterol, antiinflamasi, anemia, antioksidan, pencegah kanker, dan antimikroba", "start_byte": 318, "limit_byte": 443}]} {"id": "-6028484667759842537-20", "language": "indonesian", "document_title": "Michaelangelo Buonarroti", "passage_text": "Michaelangelo kembali mendapat kepercayaan untuk menyelesaikan bagian terakhir dari fresko Kapel Sistina, yaitu Pengadilan Terakhir. Karya ini kemudian menimbulkan kontroversi karena pengeksposan ketelanjangan.", "question_text": "apakah nama karya lukis terakhir Michelangelo Buonarroti?", "answers": [{"text": "Pengadilan Terakhir", "start_byte": 112, "limit_byte": 131}]} {"id": "228075226459357752-7", "language": "indonesian", "document_title": "Hizbut Tahrir", "passage_text": "Oleh karena itu, tidak dibolehkan organisasi-organisasi/partai-partai politik yang ada di tengah-tengah umat Islam berdiri di atas dasar selain Islam, baik dari segi fikrah (ide dasar) maupun tharîqah (metode)-nya. Hal ini, di samping karena Allah telah memerintahkan demikian, juga karena Islam adalah satu-satunya mabda’ (ideologi) yang benar dan layak di muka bumi ini. Islam adalah mabda’ yang bersifat universal, sesuai dengan fitrah manusia, dan dapat memberikan jalan pemecahan kepada manusia (atas berbagai problematikan mereka, penerj.) secara manusiawi. Oleh karena itu, Islam telah mengarahkan potensi hidup manusia—berupa gharâ’iz (nalurinaluri) dan h ajât ‘udhawiyyah (tuntutan jasmani), mengaturnya, dan mengatur pemecahannya dengan suatu tatanan yang benar; tidak mengekang dan tidak pula melepaskannya sama sekali; tidak ada saling mendominasi antara satu gharîzah (naluri) atas gharîzah (naluri) yang lain. Islam adalah ideologi yang mengatur seluruh aspek kehidupan.", "question_text": "Apa tujuan hidup dalam Islam?", "answers": [{"text": "gharâ’iz (nalurinaluri) dan h ajât ‘udhawiyyah (tuntutan jasmani), mengaturnya, dan mengatur pemecahannya dengan suatu tatanan yang benar; tidak mengekang dan tidak pula melepaskannya sama sekali; tidak ada saling mendominasi antara satu gharîzah (naluri) atas gharîzah (naluri) yang lain", "start_byte": 641, "limit_byte": 937}]} {"id": "2424492489731007291-11", "language": "indonesian", "document_title": "Kertanagara", "passage_text": "Untuk membalas hal itu, beberapa tahun kemudian Kubilai Khan mengirim pasukan yang dipimpin Ike Mese untuk menaklukkan Singhasari. Pasukan tersebut mendarat di Jawa tahun 1293 di mana saat itu Kertanagara telah lebih dulu meninggal akibat pemberontakan Jayakatwang.", "question_text": "Apa penyebab kematian Sri Maharaja Kertanagara?", "answers": [{"text": "pemberontakan Jayakatwang", "start_byte": 239, "limit_byte": 264}]} {"id": "-1405309879668726253-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Jerman", "passage_text": "\nAgama Kristen adalah agama yang paling dominan di Jerman. Total sekitar 60% pemeluk agama Kristen dari berbagai denominasi terdapat di Jerman.[1] Dua gereja terbesar di Jerman adalah Gereja Katolik Roma dan Gereja Injili di Jerman (bahasa Jerman: Evangelische Kirche in Deutschland, disingkat EKD). Gereja Injili di Jerman adalah kumpulan dari beberapa gereja berpaham Protestanisme yang terdiri dari Gereja Lutheran, Gereja reformasi (Calvinisme) dan Persatuan Gereja Prusia.[2] Selain Gereja Katolik Roma dan Gereja Injili di Jerman, terdapat juga pengikut Gereja Ortodoks di Jerman. Diperkirakan 3,3% penduduk Jerman adalah penganut Kristen Orthodox.[1]", "question_text": "Apa Gereja terbesar di Jerman?", "answers": [{"text": "Gereja Katolik Roma dan Gereja Injili di Jerman", "start_byte": 184, "limit_byte": 231}]} {"id": "3115765964530471465-1", "language": "indonesian", "document_title": "Menara Eiffel", "passage_text": "Dinamai sesuai nama perancangnya, Gustave Eiffel , Menara Eiffel adalah bangunan tertinggi di Paris dan salah satu struktur terkenal di dunia.[1] Lebih dari 200.000.000 orang telah mengunjungi menara ini sejak pembangunannya tahun 1889,[2] termasuk 6.719.200 orang tahun 2006,[3] menjadikannya monumen berbayar yang paling banyak dikunjungi di dunia.[4][5] Termasuk antena setinggi 24 m (79 kaki), struktur ini memiliki tinggi 325 m (1.063 kaki) sejak 2000, yang sama dengan bangunan konvensional bertingkat 81.\n", "question_text": "Berapakah ketinggian Menara eiffel?", "answers": [{"text": "325 m", "start_byte": 427, "limit_byte": 432}]} {"id": "1778637321068807443-0", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "Sir Isaac Newton FRSPRS (25 Desember 1642– 20 Maret 1726/27[1]) adalah seorang fisikawan, matematikawan, ahli astronomi, filsuf alam, alkimiawan, dan teolog yang berasal dari Inggris. Dia merupakan pengikut aliran heliosentris dan ilmuwan yang sangat berpengaruh sepanjang sejarah, bahkan dikatakan sebagai bapak ilmu fisika klasik.[6]", "question_text": "kapankah isaac newton dilahirkan?", "answers": [{"text": "25 Desember 1642", "start_byte": 25, "limit_byte": 41}]} {"id": "-4691116058146152301-1", "language": "indonesian", "document_title": "Turi, Sleman", "passage_text": "Wilayah kecamatan Turi berupa dataran tinggi dengan ketinggian 50-2.500 m dpl. Luas Wilayah Kecamatan Turi adalah 43.09 km2, dan terdiri dari empat desa, yaitu Bangunkerto, Donokerto, Girikerto dan Wonokerto. Jumlah penduduk yang mendiami kecamatan ini adalah 34.950 jiwa (2007) yang terbagi dalam 9.932 Kepala Keluarga. Di kecamatan ini terdapat 16 TK, 21 SD, 5 SLTP, dan 3 SLTA.", "question_text": "Berapa luas Kecamatan Turi?", "answers": [{"text": "43.09 km2", "start_byte": 114, "limit_byte": 123}]} {"id": "-435488583281390593-23", "language": "indonesian", "document_title": "Maluku Utara", "passage_text": "Penduduk Provinsi Maluku Utara pada tahun 2017 adalah 1.209.342 jiwa yang tersebar di 10 kabupaten/kota. Kabupaten Halmahera Selatan merupakan daerah yang memiliki jumlah penduduk terbesar yaitu 227.280 jiwa atau 18,79%, menyusul Kota Ternate dengan jumlah 223.111 jiwa atau 18,45%, dan daerah yang memiliki jumlah penduduk terkecil yaitu Kabupaten Pulau Taliabu 51.928 jiwa atau hanya 4,29%. Laju pertumbuhan penduduk di Provinsi Maluku Utara adalah 1,98% per tahun. Kabupaten Halmahera Tengah merupakan daerah dengan laju pertumbuhan penduduk tertinggi yaitu sebesar 2,92% per tahun, sedangkan daerah dengan laju pertumbuhan penduduk terendah adalah yaitu Kota Tidore Kepulaun sebesar 1,15% per tahun. Dengan luas 31.982 km² dan jumlah penduduk mencapai 1,2 juta pada tahun 2017, tingkat kepadatan penduduk di Provinsi Maluku Utara adalah 38/km². Daerah dengan tingkat kepadatan tertinggi adalah Kota Ternate dengan tingkat kepadatan mencapai 2.003/km², sedangkan wilayah dengan tingkat kepadatan terendah adalah Kabupaten Halmahera Timur dengan tingkat kepadatan hanya 14/km².", "question_text": "Berapa luas Maluku Utara ?", "answers": [{"text": "31.982 km²", "start_byte": 716, "limit_byte": 727}]} {"id": "-2940741795242577459-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raksa", "passage_text": "\nRaksa (nama lama: air raksa) atau merkuri atau hydrargyrum () adalah unsur kimia pada tabel periodik dengan simbol Hg dan nomor atom 80.", "question_text": "apa lambang merkuri di tabel periodik?", "answers": [{"text": "Hg", "start_byte": 116, "limit_byte": 118}]} {"id": "-5005948305686947559-7", "language": "indonesian", "document_title": "Furlong", "passage_text": "Deskripsi dari tahun 1675 menyatakan, \"Dimensurator atau Alat Ukur yang paling umum adalah Chain, dan panjang umum untuk Inggris adalah empat Pole, dan bersesuaian tidak berbeda dengan satuan Inggris Mil dan Acre, 10 Rantai seperti itu panjangnya menjadi satu Furlong, dan 10 Rantai persegi tunggal adalah satu Acre, sehingga Mil persegi adalah 640 Acre persegi.\" —John Ogilby, Britannia, 1675", "question_text": "Apakah alat pengukur yang menggunakan satuan Furlong?", "answers": [{"text": "Chain", "start_byte": 91, "limit_byte": 96}]} {"id": "-7896532594003040617-0", "language": "indonesian", "document_title": "Menstruasi", "passage_text": "Menstruasi, haid atau datang bulan adalah perubahan fisiologis dalam tubuh wanita yang terjadi secara berkala dan dipengaruhi oleh hormon reproduksi baik FSH-Estrogen atau LH-Progesteron. Periode ini penting dalam hal reproduksi. Pada manusia, hal ini biasanya terjadi setiap bulan antara usia remaja sampai menopause. Selain manusia, periode ini hanya terjadi pada primata-primata besar, sementara binatang-binatang menyusui lainnya mengalami siklus estrus.", "question_text": "Apakah hubungan hormon dan menstruasi?", "answers": [{"text": "perubahan fisiologis dalam tubuh wanita yang terjadi secara berkala dan dipengaruhi oleh hormon reproduksi", "start_byte": 42, "limit_byte": 148}]} {"id": "-4352737411377188206-1", "language": "indonesian", "document_title": "Cultuurstelsel", "passage_text": "Pada praktiknya peraturan itu dapat dikatakan tidak berarti karena seluruh wilayah pertanian wajib ditanami tanaman laku ekspor dan hasilnya diserahkan kepada pemerintahan Belanda. Wilayah yang digunakan untuk praktik cultuurstelstel pun tetap dikenakan pajak. Warga yang tidak memiliki lahan pertanian wajib bekerja selama setahun penuh di lahan pertanian.", "question_text": "Untuk apa cultuurstelsel diciptakan?", "answers": [{"text": "seluruh wilayah pertanian wajib ditanami tanaman laku ekspor dan hasilnya diserahkan kepada pemerintahan Belanda", "start_byte": 67, "limit_byte": 179}]} {"id": "6890493085572191523-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kata serapan dari bahasa Belanda dalam bahasa Indonesia", "passage_text": "Berikut ini adalah sejumlah kata dalam bahasa Indonesia yang diserap dari bahasa Belanda:\n", "question_text": "dari manakah asal kata idealis?", "answers": [{"text": "bahasa Belanda", "start_byte": 74, "limit_byte": 88}]} {"id": "3823573048123838143-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tata Surya", "passage_text": "Tata Surya[a] adalah kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang yang disebut Matahari dan semua objek yang terikat oleh gaya gravitasinya. Objek-objek tersebut termasuk delapan buah planet yang sudah diketahui dengan orbit berbentuk elips, lima planet kerdil/katai, 173 satelit alami yang telah diidentifikasi[b], dan jutaan benda langit (meteor, asteroid, komet) lainnya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Tata Surya?", "answers": [{"text": "kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang yang disebut Matahari dan semua objek yang terikat oleh gaya gravitasinya", "start_byte": 21, "limit_byte": 149}]} {"id": "4442256442092795257-8", "language": "indonesian", "document_title": "Serat optik", "passage_text": "1917 Albert Einstein memperkenalkan teori pancaran terstimulasi dimana jika ada atom dalam tingkatan energi tinggi\n1954 Charles Townes, James Gordon, dan Herbert Zeiger dari Universitas Columbia USA, mengembangkan maser yaitu penguat gelombang mikro dengan pancaran terstimulasi, dimana molekul dari gasamonia memperkuat dan menghasilkan gelombang elektromagnetik. Pekerjaan ini menghabiskan waktu tiga tahun sejak ide Townes pada tahun 1951 untuk mengambil manfaat dari osilasi frekuensi tinggi molekular untuk membangkitkan gelombang dengan panjang gelombang pendek pada gelombang radio.\n1958 Charles Townes dan ahli fisika Arthur Schawlow mempublikasikan penelitiannya yang menunjukan bahwa maser dapat dibuat untuk dioperasikan pada daerah infra merah dan spektrum tampak, dan menjelaskan tentang konsep laser.\n1960 Laboratorium Riset Bell dan Ali Javan serta koleganya William Bennett, Jr., dan Donald Herriott menemukan sebuah pengoperasian secara berkesinambungan dari laser helium-neon.\n1960 Theodore Maiman, seorang fisikawan dan insinyur elektro dari Hughes Research Laboratories, menemukan sumber laser dengan menggunakan sebuah kristal batu rubi sintesis sebagai medium.\n1961 Peneliti industri Elias Snitzer dan Will Hicks mendemontrasikan sinar laser yang diarahkan melalui serat gelas yang tipis(serat optik). Inti serat gelas tersebut cukup kecil yang membuat cahaya hanya dapat melewati satu bagian saja tetapi banyak ilmuwan menyatakan bahwa serat tidak cocok untuk komunikasi karena kerugian cahaya yang terjadi karena melewati jarak yang sangat jauh.\n1961 Penggunaan laser yang dihasilkan dari batu Rubi untuk keperluan medis di Charles Campbell of the Institute of Ophthalmology at Columbia-Presbyterian Medical Center dan Charles Koester of the American Optical Corporation menggunakan prototipe ruby laser photocoagulator untuk menghancurkan tumor pada retina pasien.\n1962 Tiga group riset terkenal yaitu General Electric, IBM, dan MIT’s Lincoln Laboratory secara simultan mengembangkan gallium arsenide laser yang mengkonversikan energi listrk secara langsung ke dalam cahaya infra merah dan perkembangan selanjutnya digunakan untuk pengembangan CD dan DVD player serta penggunaan pencetak laser.\n1963 Ahli fisika Herbert Kroemer mengajukan ide yaitu heterostructures, kombinasi dari lebih dari satu semikonduktor dalam layer-layer untuk mengurangi kebutuhan energi untuk laser dan membantu untuk dapat bekerja lebih efisien. Heterostructures ini nantinya akan digunakan pada telepon seluler dan peralatan elektronik lainnya.\n1966 Charles Kao dan George Hockham yang melakukan penelitian di Standard Telecommunications Laboratories Inggris mempublikasikan penelitiannya tentang kemampuan serat optik dalam mentransmisikan sinar laser yang sangat sedikit kerugiannya dengan menggunakan serat kaca yang sangat murni. Dari penemuan ini, kemudian para peneliti lebih fokus pada bagaimana cara memurnikan bahan serat kaca tersebut.\n1970 Ilmuwan Corning Glass Works yaitu Donald Keck, Peter Schultz, dan Robert Maurer melaporkan penemuan serat optik yang memenuhi standar yang telah ditentukan oleh Kao dan Hockham. Gelas yang paling murni yang dibuat terdiri atas gabungan silika dalam tahap uap dan mampu mengurangi kerugian cahaya kurang dari 20 decibels per kilometer, yang selanjutnya pada 1972, tim ini menemukan gelas dengan kerugian cahaya hanya 4 decibels per kilometer. Dan juga pada tahun 1970, Morton Panish dan Izuo Hayashi dari Bell Laboratories dengan tim Ioffe Physical Institute dari Leningrad, mendemontrasikan laser semikonduktor yang dapat dioperasikan pada temperatur ruang. Kedua penemuan tersebut merupakan terobosan dalam komersialisasi penggunaan fiber optik.\n1973 John MacChesney dan Paul O. Connor pada Bell Laboratories mengembangkan proses pengendapan uap kimia ke bentuk ultratransparent glass yang kemudian menghasilkan serat optik yang mempunyai kerugian sangat kecil dan diproduksi secara massal.", "question_text": "dimanakah Fiber optik pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "1970", "start_byte": 2952, "limit_byte": 2956}]} {"id": "-365357444211750473-9", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "Hingga tahun 2016, terdapat 118 unsur yang telah dikonfirmasi pada tabel periodik, meliputi unsur 1 (hidrogen) hingga 118 (oganesson), dengan penambahan terbaru (nihonium, moscovium, tennessine, dan oganesson) yang dikonfirmasi oleh International Union of Pure and Applied Chemistry (IUPAC) pada tanggal 30 Desember 2015 dan secara resmi diberi nama pada tanggal 28 November 2016: mereka menyelesaikan tujuh baris pertama Tabel periodik.[1][2]", "question_text": "Berapa jumlah zat kimia dalam tabel periodik ?", "answers": [{"text": "118", "start_byte": 28, "limit_byte": 31}]} {"id": "5113650348829495841-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Ketapang", "passage_text": "Kabupaten Ketapang adalah salah satu Daerah Tingkat II di provinsi Kalimantan Barat. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Ketapang, sebuah kota yang terletak di tepi Sungai Pawan. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 31.240,74km² dan berpenduduk sebesar 427.460 Jiwa (2010).", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Ketapang?", "answers": [{"text": "31.240,74km²", "start_byte": 219, "limit_byte": 232}]} {"id": "8833608318088878919-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arctic Monkeys", "passage_text": "Arctic Monkeys merupakan grup musik rock asal Inggris, band ini juga dikenal dengan nama The Death Ramps. Dibentuk tahun 2002 di High Green, distrik Sheffield, Inggris. Arctic Monkeys beranggotakan Alex Turner (vokal utama, gitar utama, keyboard), Jamie Cook (rhythm gitar), Nick O'Malley (bass, backing vokal), Matt Helders (drum, perkusi, backing vokal). Anggota band sebelumnya Andy Nicholson (bass) dan Glyn Jones (vokal utama).", "question_text": "Kapan band Arctic Monkeys dibentuk ?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 121, "limit_byte": 125}]} {"id": "3348693419814423837-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nukleofil", "passage_text": "Dalam kimia, nukleofil adalah reagen yang membentuk ikatan kimia terhadap partner reaksinya. Nukleofil adalah sebuah spesies (ion atau molekul) yang tertarik kuat ke sebuah daerah yang bermuatan positif pada sesuatu yang lain. Nukleofil dapat berupa ion negatif penuh, atau lainnya yang memiliki muatan kuat di suatu tempat pada sebuah molekul. Nukleofil juga dapat berperilaku sebagai basa Lewis.", "question_text": "Apa itu nukleofil?", "answers": [{"text": "reagen yang membentuk ikatan kimia terhadap partner reaksinya", "start_byte": 30, "limit_byte": 91}]} {"id": "-8296778006910296170-2", "language": "indonesian", "document_title": "Yamato Takeru", "passage_text": "Masa hidupnya tidak pasti, namun dapat diperkirakan berdasarkan sejarah dan persitiwa di sekitarnya. Ia lahir sekitar tahun 72 M dan meninggal pada tahun 114 M. Terdapat beberapa rincian yang berbeda antara dua buku sumber utama sejarah hidupnya, dan versi yang terdapat dalam Kojiki dianggap lebih akurat mengikuti legendanya yang terdahulu.", "question_text": "Kapan Yamato Takeru lahir?", "answers": [{"text": "72 M", "start_byte": 124, "limit_byte": 128}]} {"id": "271661809376299706-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Konawe", "passage_text": "Kabupaten Konawe adalah salah satu Daerah Tingkat II di provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Unaaha. Dulu kabupaten ini bernama Kabupaten Kendari. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 16.480 km² dan berpenduduk sebanyak 443.911 (2000). Kabupaten Konawe dikenal sebagai lumbung beras di provinsi Sulawesi Tenggara. Separuh produksi beras provinsi tersebut berasal dari Kabupaten Konawe.", "question_text": "Berapa penduduk Kabupaten Konawe tahun 2000?", "answers": [{"text": "443.911", "start_byte": 257, "limit_byte": 264}]} {"id": "6382829999554838208-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "Dimanakah letak danau Toba?", "answers": [{"text": "kaldera Gunung Berapi Super", "start_byte": 64, "limit_byte": 91}]} {"id": "3098224921792818706-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paus (Gereja Katolik)", "passage_text": "\nPaus (dari Dutch: paus; Latin: papa dari Greek: πάππας pappas,[1] \"ayah\")[2] adalah Uskup Roma dan pemimpin Gereja Katolik di seluruh dunia.[3] Keutamaan Uskup Roma sebagian besar berasal dari peranannya dalam tradisi sebagai penerus Santo Petrus, kepada siapa Yesus memberikan kunci Surga dan kuasa untuk \"mengikat dan melepaskan\" serta menyebutnya sebagai \"batu karang\" yang di atasnya Gereja kemudian dibangun. Paus saat ini adalah Paus Fransiskus, terpilih pada tanggal 13 Maret 2013, menggantikan Paus Benediktus XVI.[4]", "question_text": "Siapakah nama pemimpin dalam gereja ?", "answers": [{"text": "Paus", "start_byte": 1, "limit_byte": 5}]} {"id": "8382621029963280512-2", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "\nPertama kali masyarakat Indonesia menyaksikan demonstrasi televisi adalah pada tahun 1955, 29 tahun setelah diperkenalkan pada tahun 1926, dan 26 tahun setelah siaran televisi pertama di dunia dibuat pada tahun 1929. Televisi pertama di Indonesia dibawa dari Uni Soviet saat Pameran Perayaan 200 tahun Kota Yogyakarta (Pekan Raja 200 Tahoen Kota Djogjakarta).[3]", "question_text": "Kapan televisi pertama kali masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "saat Pameran Perayaan 200 tahun Kota Yogyakarta", "start_byte": 271, "limit_byte": 318}]} {"id": "7672937765407963786-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lahirnya Pancasila", "passage_text": "Dan sejak tahun 2017, tanggal 1 Juni resmi menjadi hari libur nasional untuk memperingati hari \"Lahirnya Pancasila\" .", "question_text": "Kapan hari Pancasila ?", "answers": [{"text": "1 Juni", "start_byte": 30, "limit_byte": 36}]} {"id": "-3981695872351866150-0", "language": "indonesian", "document_title": "Produksi", "passage_text": "Produksi merupakan suatu kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan. Kegiatan menambah daya guna suatu benda tanpa mengubah bentuknya dinamakan produksi jasa. Sedangkan kegiatan menambah daya guna suatu benda dengan mengubah sifat dan bentuknya dinamakan produksi barang.", "question_text": "Apa itu produksi?", "answers": [{"text": "kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan", "start_byte": 25, "limit_byte": 166}]} {"id": "-1865956477612576886-0", "language": "indonesian", "document_title": "Waktu Greenwich", "passage_text": "Waktu Greenwich (baca: pengucapan; GREN-itch, /ˈɡrɛnɪdʒ/ GREN-idge, /ˈɡrɪnɪdʒ/ GRIN-idge) atau Greenwich Mean Time atau GMT adalah rata-rata waktu surya seperti yang dilihat dari Royal Greenwich Observatory (Observatorium Kerajaan di Greenwich), yang terletak di Greenwich, London, Inggris, yang melalui konvensi dikenal terletak di 0 derajat garis bujur. Secara teori, tengah hari GMT adalah saat di mana matahari melewati Meridian Greenwich (dan mencapai titik tertinggi di langit di Greenwich). Karena bumi memiliki kecepatan yang tidak teratur dalam orbit lonjongnya, kejadian ini (tengah hari di Greenwich) bisa 16 menit berbeda dari waktu Matahari nyata (apparent solar time) (perbedaan ini dikenal sebagai persamaan waktu). Namun tengah hari Greenwich ini diambil rata-ratanya sepanjang tahun, dengan menggunakan waktu Matahari.", "question_text": "aoakah yang dimaksud dengan GMT?", "answers": [{"text": "rata-rata waktu surya seperti yang dilihat dari Royal Greenwich Observatory", "start_byte": 142, "limit_byte": 217}]} {"id": "721291000744216212-4", "language": "indonesian", "document_title": "Hasan Ma'shum", "passage_text": "Syekh Hasanuddin bin Syekh Muhammad Ma'shum lahir di Labuhan Deli, Sumatera, pada tahun 1884 M.[13][2]", "question_text": "dimanakah Al-Fadhil Al-Alim Syekh Haji Hasanuddin bin Muhammad Ma'shum dilahirkan?", "answers": [{"text": "Labuhan Deli, Sumatera", "start_byte": 53, "limit_byte": 75}]} {"id": "1515262118324279941-4", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "Seri Formula Satu berakar pada seri grand prix motor Eropa pada sekitar 1920-an dan 1930-an. Sejumlah organisasi balap grand prix membuat sejumlah aturan untuk kejuaraan dunia sebelum Perang Dunia II. Dengan alasan penundaan karena perang, kejuaraan dunia pembalap tidak diformalkan sampai 1947 dan berlangsung untuk pertama kalinya pada 1950. Kejuaraan dunia konstruktor kemudian menyusul pada 1958. Balapan Formula Satu tanpa gelar diselenggarakan bertahun-tahun, tetapi dikarenakan membengkaknya biaya kompetisi mengakibatkan kompetisi ini berakhir pada awal 1980-an.", "question_text": "Dimana Formula 1 pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "Eropa", "start_byte": 53, "limit_byte": 58}]} {"id": "-4821307512130007966-2", "language": "indonesian", "document_title": "Komunikasi analog", "passage_text": "Dari tinjauan teknologi maka komunikasi analog, atau istilahnya sinyal analog adalah sinyal data dalam bentuk gelombang yang yang kontinyu , yang membawa informasi dengan mengubah karakteristik gelombang. Karena didistribusikan melalui gelombang, maka seringkali data yang diterima tidak 'jernih' karena mengalami noise atau gangguan. Analog juga berarti similar (sama) atau copy.[2]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan teknologi komunikasi analog?", "answers": [{"text": "sinyal data dalam bentuk gelombang yang yang kontinyu , yang membawa informasi dengan mengubah karakteristik gelombang", "start_byte": 85, "limit_byte": 203}]} {"id": "1502112582748070657-1", "language": "indonesian", "document_title": "Restorasi Meiji", "passage_text": "Restorasi Meiji terjadi pada tahun 1866 sampai 1869, tiga tahun yang mencakup akhir zaman Edo dan awal zaman Meiji. Restorasi ini diakibatkan oleh Perjanjian Shimoda dan Perjanjian Towsen Harris yang dilakukan oleh Komodor Matthew Perry dari Amerika Serikat.", "question_text": "Berapa lama Restorasi Meiji terjadi?", "answers": [{"text": "1866 sampai 1869", "start_byte": 35, "limit_byte": 51}]} {"id": "-9032657705555595654-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Berlin", "passage_text": "Tembok Berlin (German: Berliner Mauer) adalah sebuah tembok pembatas terbuat dari beton yang dibangun oleh Republik Demokratik Jerman (Jerman Timur) yang memisahkan Berlin Barat dan Berlin Timur serta daerah Jerman Timur lainnya sehingga membuat Berlin Barat sebuah enklave[1]. Tembok ini mulai dibangun pada tanggal 13 Agustus 1961. Tembok pembatas ini juga dibarengi dengan pendirian menara penjaga yang dibangun sepanjang tembok ini,[2] juga pendirian sebuah daerah terlarang, yang diisi dengan ranjau anti kendaraan. Blok Timur menyatakan bahwa tembok ini dibangun untuk melindungi para warganya dari elemen-elemen fasis yang dapat memicu gerakan-gerakan besar, sehingga mereka dapat membentuk pemerintahan komunis di Jerman Timur. Meski begitu, dalam praktiknya, ternyata tembok ini digunakan untuk mencegah semakin besar larinya penduduk Berlin Timur ke wilayah Berlin Barat, yang berada dalam wilayah Jerman Barat.", "question_text": "Kapankah Tembok Berlin dibangun ?", "answers": [{"text": "13 Agustus 1961", "start_byte": 317, "limit_byte": 332}]} {"id": "3207242287089090178-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "siapakah pengarang buku Harry Potter?", "answers": [{"text": "J. K. Rowling", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "5360218280225103967-2", "language": "indonesian", "document_title": "JKT48", "passage_text": "Per 30 Desember 2018, JKT48 memiliki 46 orang anggota tim.[3] Album pertama grup ini, Heavy Rotation dirilis pada 16 Februari 2013 oleh Hits Records. Singel pertama mereka, River dirilis pada 11 Mei 2013 (versi teater) dan 17 Mei 2013 (versi reguler). Album keduanya adalah \"Mahagita\" dirilis pada 23 Maret 2016, di album keduanya ini JKT48 berhasil mencapai peringkat 5 dalam sisi penjualan di iTunes. Dan album ketiga mereka adalah \"JKT48 Festival Greatest Hits\" yang dirilis pada 22 Februari 2017. Album ketiga ini, JKT48 bekerjasama dengan Jagonya Music & Sport Indonesia yang didistribusikan ke KFC Indonesia.", "question_text": "kapankah lagu Heavy Rotation diciptakan?", "answers": [{"text": "30 Desember 2018", "start_byte": 4, "limit_byte": 20}]} {"id": "4616635833484165040-0", "language": "indonesian", "document_title": "Britain's Got Talent", "passage_text": "Britain's Got Talent (sering disingkat BGT) adalah acara bakat televisi Inggris, acara ini dimulai pada Juni 2007 dan berasal dari Got Talent. Acara ini diproduksi oleh Thames (sebelumnya bernama Talkback Thames) dan diproduksi dalam asosiasi dengan Syco TV. Acara ini ditayangkan di ITV dan adik acaranya Britain's Got More Talent ditayangkan di ITV2. Siapapun dari segala usia dengan bermacam bakat dapat mengikuti audisi untuk menunjukan bakat yang dimiliki. Mereka bersaing untuk mendapatkan dukungan penonton dan berusaha untuk mendapatkan gerlar \"Pemenang Britain's Got Talent''. Panel juri asli terdiri dari pencipta acara yakni; Simon Cowell, Amanda Holden dan Piers Morgan. Kelly Brook hadir sebagai juri ke-empat pada seri ke-3, tetapi berhenti setelah audisi pertama. Pada seri ke-5 Morgan tidak hadir dalam penjurian dan Cowell hanya hadir selama pertunjukan langsung, saat itulah David Hasselhoff dan Michael McIntyre bergabung menjadi juri. Alesha Dixon dan David Walliams bergabung menjadi juri pada seri ke-6 sebagai peganti McIntyre dan Hasselhoff.", "question_text": "Apa nama televisi yang menyiarkan Britain's Got Talent?", "answers": [{"text": "ITV", "start_byte": 284, "limit_byte": 287}]} {"id": "4156036429383106702-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Swahili", "passage_text": "Swahili adalah bahasa ibu orang Swahili (atau Waswahili) yang tinggal di sebelah selatan Somalia hingga sejauh selatan Mozambik yang berbatasan dengan Tanzania. Bahasa Swahili digunakan oleh sekitar 10.000.000 orang sebagai bahasa utama. Penggunaan bahasa Swahili sendiri terbentang sepanjang 1.500km di sepanjang garis pantai Afrika Timur. Swahili juga diajarkan di universitas-universitas utama di dunia dan beberapa media internasional seperti BBC, Voice of America dan Xinhua yang mempunyai program bahasa Swahili. Swahili menjadi bahasa nasional atau bahasa resmi bagi negara-negara: Tanzania, Kenya, Uganda, Comoros dan Republik Demokratik Kongo.", "question_text": "Dimana letak daerah Swahili?", "answers": [{"text": "sebelah selatan Somalia hingga sejauh selatan Mozambik yang berbatasan dengan Tanzania", "start_byte": 73, "limit_byte": 159}]} {"id": "-8708229484463044903-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peperangan Romawi Timur-Bulgaria", "passage_text": "Peperangan Romawi Timur-Bulgaria adalah serangkaian konflik yang berlangsung antara Kekaisaran Romawi Timur dan Bulgaria yang dimulai ketika bangsa Bulgar pertama kali menetap di semenanjung Balkan pada abad ke-5 M, dan meningkat dengan perluasan Kekaisaran Bulgaria ke barat daya setelah tahun 680 M. Romawi Timur dan Bulgaria terus bertikai selama abad berikutnya dengan keberhasilan yang beragam, hingga akhirnya Bulgaria, yang dipimpin Krum, menimpakan serangkaian kekalahan yang berat terhadap Romawi Timur. Setelah Krum meninggal pada tahun 814 M, putranya Omurtag menegosiasikan kesekapatan damai tiga puluh tahun. Pada tahun 893 M, pada masa perang besar berikutnya, Simeon I, kaisar Bulgaria, mengalahkan Romawi Timur sambil berusaha mendirikan Kekaisaran Eropa Timur yang lebih besar, namun usahanya gagal.", "question_text": "Kapan Peperangan Romawi Timur-Bulgaria dimulai?", "answers": [{"text": "abad ke-5 M", "start_byte": 203, "limit_byte": 214}]} {"id": "-4668079634370447611-6", "language": "indonesian", "document_title": "Paus (Gereja Katolik)", "passage_text": "Menurut Gereja Katolik, Yesus secara pribadi mengangkat Petrus sebagai pemimpin Gereja dan dalam konstitusi dogmatis Lumen gentium yang dikeluarkannya disebutkan suatu perbedaan yang jelas antara para rasul dan para uskup; di dalamnya dinyatakan bahwa para uskup adalah penerus para rasul dengan paus sebagai penerus Petrus, dalam hal ini ia adalah kepala para uskup sebagaimana Petrus adalah kepala para rasul.[27] Beberapa sejarawan berpendapat bahwa gagasan mengenai Petrus adalah uskup pertama Roma dan mendirikan takhta episkopal di sana hanya dapat ditelusuri kembali hingga abad ke-3.[28] Tulisan-tulisan dari Ireneus, salah seorang Bapa Gereja, yang menulis pada sekitar tahun 180 M mencerminkan suatu keyakinan bahwa Petrus \"mendirikan dan mengorganisir\" Gereja di Roma.[29] Ireneus dipandang bukan sebagai orang pertama yang menuliskan kehadiran Petrus dalam Gereja Roma awal mula. Klemens dari Roma menuliskan sebuah surat kepada jemaat di Korintus, c. 96,[30] mengenai penganiayaan umat Kristen di Roma sebagai \"perjuangan pada zaman kita\" dan menyajikan kepada jemaat Korintus para pahlawannya, \"pertama-tama, para pilar yang paling benar dan terbesar\", \"para rasul yang baik\" Petrus dan Paulus.[31] Ignatius dari Antiokhia menulis tidak lama setelah Klemens dan dalam suratnya dari kota Smirna kepada jemaat Roma ia mengatakan bahwa ia tidak memberikan perintah-perintah kepada mereka sebagaimana yang Petrus dan Paulus lakukan.[32] Karena hal ini dan bukti lainnya, banyak akademisi sepakat bahwa Petrus menjadi martir di Roma dalam pemerintahan Nero, kendati beberapa akademisi berpendapat bahwa ia mungkin menjadi martir di Palestina.[33][34][35]", "question_text": "Siapakah pemimpin Gereja Katolik Roma pertama ?", "answers": [{"text": "Petrus", "start_byte": 470, "limit_byte": 476}]} {"id": "-2359310248086320866-2", "language": "indonesian", "document_title": "A.C. Milan", "passage_text": "Klub ini didirikan pada tahun 1899 dengan nama Klub Kriket dan Sepak bola Milan (Milan Cricket and Football Club) oleh Alfred Edwards dan Herbert Kilpin, seorang ekspatriat Inggris.[6][7] Sebagai penghormatan terhadap asal usulnya, Milan tetap menggunakan ejaan bahasa Inggris nama kotanya (Milan) daripada menggunakan ejaan bahasa Italia Milano.", "question_text": "Kapan club A.C. Milan dibentuk ?", "answers": [{"text": "1899", "start_byte": 30, "limit_byte": 34}]} {"id": "-4299572695973902504-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Australia", "passage_text": "Terdapat delapan ibu kota di Australia, kesemuanya berfungsi di tingkat sub-nasional level. Canberra juga berperan sebagai ibu kota negara. Melbourne pernah menjadi ibu kota negara sejak Federasi Australia tahun 1901 hingga 1927, ketika kedudukan pemerintah negara dipindahkan ke kota baru Canberra.", "question_text": "Apakah nama ibukota Australia ?", "answers": [{"text": "Canberra", "start_byte": 92, "limit_byte": 100}]} {"id": "870473044945422301-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kitab Ratapan", "passage_text": "Kitab ini dibagi menjadi 5 pasal, menurut 5 syair ratapan di dalamnya.\nPasal 1, 2, 4 dan 5 terdiri dari 22 ayat, dalam naskah asli bahasa Ibrani.\nPasal 3 terdiri dari 66 ayat, dalam naskah asli bahasa Ibrani.\nPasal 1 sampai 4 disusun dalam bentuk akrostik, di mana setiap ayat (atau setiap 3 ayat untuk Pasal 3) secara berurutan diawali dengan huruf-huruf mengikuti urutan abjad Ibrani, yang terdiri dari 22 huruf. Pasal 5 terdiri dari 22 huruf, tetapi tidak ditemukan urutan abjad, menggambarkan kehancuran total dari Kerajaan Yehuda dan Yerusalem.", "question_text": "Bahasa apa yang digunakan dalam syair Yerusalem?", "answers": [{"text": "Ibrani", "start_byte": 138, "limit_byte": 144}]} {"id": "-6842508285923513519-0", "language": "indonesian", "document_title": "Android (sistem operasi)", "passage_text": "Android (/ˈæn.drɔɪd/; an-droyd) adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat bergerak layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet.[11] Android awalnya dikembangkan oleh Android, Inc., dengan dukungan finansial dari Google, yang kemudian membelinya pada tahun 2005.[12] Sistem operasi ini dirilis secara resmi pada tahun 2007, bersamaan dengan didirikannya Open Handset Alliance, konsorsium dari\nperusahaan-perusahaan perangkat keras, perangkat lunak, dan telekomunikasi yang bertujuan untuk memajukan\nstandar terbuka perangkat seluler.[13] Ponsel Android pertama mulai dijual pada bulan Oktober 2008.[14]", "question_text": "Kapan android pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "2007", "start_byte": 359, "limit_byte": 363}]} {"id": "-8671768112298417957-1", "language": "indonesian", "document_title": "MAN Insan Cendekia", "passage_text": "Untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia yang berkualitas tinggi dalam penguasaan IPTEK yang didasari nilai keimanan dan ketakwaan, pada tahun 1996 atas ide dari Prof. Dr. -Ing. Bacharuddin Jusuf Habibie, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) mendirikan Magnet School yang nantinya berubah namanya menjadi SMU Insan Cendekia di Serpong dan Gorontalo melalui program penyetaraan IPTEK STEP (Science and Technology Equity Program) bagi sekolah-sekolah yang berada di lingkungan pondok pesantren.[2]", "question_text": "Siapa pendiri Madrasah Aliyah Negeri Insan Cendekia ?", "answers": [{"text": "Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi", "start_byte": 209, "limit_byte": 249}]} {"id": "2935969662508796229-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yunani Kuno", "passage_text": "Yunani Kuno adalah peradaban dalam sejarah Yunani yang dimulai dari periode Yunani Arkais pada abad ke-8 sampai ke-6 SM, hingga berahirnya Zaman Kuno dan dimulainya Abad Pertengahan Awal.[1] Peradaban ini mencapai puncaknya pada periode Yunani Klasik, yang mulai berkembang pada abad ke-5 sampai ke-4 SM. Pada periode klasik ini Yunani dipimpin oleh negara-kota Athena dan berhasil menghalau serangan Kekaisaran Persia. Masa keemasan Athena berakhir dengan takluknya Athena kepada Sparta dalam Perang Peloponnesos pada tahun 404 SM. Seiring penaklukan oleh Aleksander Agung, kebudayaan Yunani, yang dikenal sebagai peradaban Hellenistik, berkembang mulai dari Asia Tengah sampai ujung barat Laut Tengah.", "question_text": "Tahun berapa Kekuasaan Yunani kuno berakhir ?", "answers": [{"text": "6 SM", "start_byte": 115, "limit_byte": 119}]} {"id": "3921630737300632831-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fiksi", "passage_text": "Fiksi adalah cerita atau latar yang berasal dari imajinasi—dengan kata lain, tidak secara ketat berdasarkan sejarah atau fakta.[1][2][3] Fiksi bisa dieskpresikan dalam beragam format, termasuk tulisan, pertunjukan langsung, film, acara televisi, animasi, permainan video, dan permainan peran, walaupun istilah ini awalnya dan lebih sering digunakan untuk bentuk sastra naratif,[4] termasuk novel, novella, cerita pendek, dan sandiwara. Fiksi biasanya digunakan dalam arti paling sempit untuk segala \"narasi sastra\".[5]", "question_text": "Apakah pengertian dari fiksi ?", "answers": [{"text": "cerita atau latar yang berasal dari imajinasi", "start_byte": 13, "limit_byte": 58}]} {"id": "8946304079636314731-0", "language": "indonesian", "document_title": "Argentina", "passage_text": "Republik Argentina (Spanish: República Argentina), lebih dikenal sebagai Argentina, merupakan negara Amerika Latin terbesar kedua dan negara berbahasa Spanyol terbesar di dunia. Argentina terletak di bagian selatan benua Amerika Selatan. Posisinya berada di antara Pegunungan Andes di barat dan Samudra Atlantik di selatan. Lokasi ini membuat Argentina dikenal sebagai 'negara paling selatan di selatan' (bahasa Spanyol: \"Sur del sur\"). Argentina mempunyai kawasan yang luas dan merupakan negara terbesar kedelapan di dunia sedangkan ibu kotanya Buenos Aires adalah salah satu metropolitan yang terpadat di dunia. Negara ini berbatasan dengan Paraguay dan Bolivia di sebelah utara, Brasil dan Uruguay di timur laut dan Chili di sebelah barat. Nama resminya untuk kepentingan legislatif ialah 'Negara Argentina' (Nacion Argentina).", "question_text": "Apa nama ibukota Argentina?", "answers": [{"text": "Buenos Aires", "start_byte": 547, "limit_byte": 559}]} {"id": "-8585444902696676753-23", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi", "passage_text": "Bangsa Yunani adalah bangsa yang pertama dikenal secara aktif menjelajahi geografi sebagai ilmu, dan filosofi, dengan pemikir utamanya Thales dari Miletus, Herodotus, Eratosthenes, Hipparchus, Aristotle, Dicaearchus dari Messana, Strabo, dan Ptolemy. Bangsa Romawi memberi sumbangan pada pemetaan karena mereka banyak menjelajahi negeri, dan menambahkan teknik baru. Salah satu tekniknya adalah periplus, deskripsi pada pelabuhan, dan daratan sepanjang garis pantai yang bisa dilihat pelaut di lepas pantai; contoh pertamanya adalah Hanno sang Navigator dari Carthaginia, dan satu lagi dari Laut Erythraea, keduanya selamat di laut menggunakan teknik periplus dengan mengenali garis pantai laut Merah, dan Teluk Persi.", "question_text": "siapakah penemu ilmu Geografi ?", "answers": [{"text": "Thales dari Miletus, Herodotus, Eratosthenes, Hipparchus, Aristotle, Dicaearchus dari Messana, Strabo, dan Ptolemy", "start_byte": 135, "limit_byte": 249}]} {"id": "2370596191967800836-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat lunak", "passage_text": "\nPerangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan software ?", "answers": [{"text": "istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer", "start_byte": 70, "limit_byte": 249}]} {"id": "-8082262610606616935-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kendal", "passage_text": "Kabupaten Kendal dan terletak 25km di sebelah barat Kota Semarang Kendal dilalui jalan Pantura (jalan negara) yang menghubungkan Jakarta-Semarang-Surabaya. Kendal mempunyai luas wilayah sebesar 1.002,23 Km2 untuk daratan dan luas wilayah sebesar 313,20 Km2 totalnya seluas 1315,43 Km2 yang terbagi menjadi 20 Kecamatan dengan 265 Desa serta 20 Kelurahan.", "question_text": "Berapa luas kota Kendal?", "answers": [{"text": "1315,43 Km2", "start_byte": 273, "limit_byte": 284}]} {"id": "-5639311059777845862-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaesong", "passage_text": "Kaesong (Gaeseong) adalah sebuah kota di Provinsi Hwanghae Utara, bagian selatan Korea Utara. Sebelumnya, kota ini merupakan Kota Terpimpin Langsung serta ibu kota Korea pada masa kerajaan Taebong dan kerajaan-kerajaan Goryeo setelahnya. Kota ini terletak dekat dengan Kawasan Industri Kaesong dan dekat dengan Korea Selatan. Di kota ini pula terletak reruntuhan Istana Manwoldae. Saat menjadi ibukota Goryeo, kota ini bernama Songdo. Sempat menjadi pusat dagang produksi ginseng Korea, kini kota Kaesong menjadi pusat industri ringan Korea Utara. Saat Penjajahan Jepang atas Korea pada tahun 1910–1945, kota ini dikenal dengan penyebutan Jepangnya, yaitu Kaijō.", "question_text": "Dimanakah letak Songdo ?", "answers": [{"text": "Provinsi Hwanghae Utara, bagian selatan Korea Utara", "start_byte": 41, "limit_byte": 92}]} {"id": "898112045667795885-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Kapan tabel periodik diciptakan ?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "5895371663909449011-8", "language": "indonesian", "document_title": "Memorial Lincoln", "passage_text": "Eksterior Memorial Lincoln meniru kuil Yunani kuno dan dibuat dari marmer Yule asal Colorado. Bangunan monumen ini luasnya 57,8 × 36,1 m dan tingginya 30m, tampak dari luar seperti dikelilingi oleh beranda berpilar. Seluruhnya ada 36 pilar gaya Doria yang melambangkan 36 negara bagian Amerika Serikat pada saat kematian Lincoln. Pada permukaan pilar terdapat alur-alur vertikal. Di pintu masuk, di belakang jajaran pilar (kolonade) terdapat dua pilar in antis. Pilar-pilar ini tingginya 13m dengan diameter dasar 2.3m. Setiap pilar dibangun dari 12 susunan batu silindris termasuk kepala tiang. Pilar-pilar, seperti halnya dinding eksterior dan fasad, semuanya dibangun agak condong ke interior bangunan. Penyesuaian ini dilakukan untuk mengimbangi distorsi perspektif yang kalau tidak dilakukan akan membuat memorial ini tampak membesar pada bagian atas dibandingkan bagian bawahnya seperti ciri umum arsitektur Yunani Kuno.[8]", "question_text": "Berapa ketinggian Memorial Lincoln?", "answers": [{"text": "30", "start_byte": 152, "limit_byte": 154}]} {"id": "212079587725638728-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta api Argo Parahyangan", "passage_text": "Kereta api Argo Parahyangan ini menawarkan alternatif perjalanan Pada Pagi hingga Sore Hari untuk kedua arah, baik Bandung-Gambir maupun Gambir-Bandung. Dalam perjalanan Bandung-Gambir Maupun Gambir-Bandung pada pagi hingga sore hari penumpang dapat menikmati indahnya panorama Bumi Parahyangan dan melewati Jembatan-Jembatan, Terowongan dan Tikungan Besar (Tiber) ada di wilayah Bandung Barat dan Sekitarnya.", "question_text": "Dimanakah jalur Kereta api Argo Parahyangan berakhir?", "answers": [{"text": "Bandung-Gambir", "start_byte": 115, "limit_byte": 129}]} {"id": "-6481736679549473683-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radar", "passage_text": "\njmpl|200x200px|Radar 36D6 (Tin Shield) Radar ini adalah jenis radar pertahanan udara untuk mendeteksi objek terbang seperti pesawat atau peluru kendali.\nRadar (yang dalam bahasa Inggris merupakan singkatan dari Radio Detection and Ranging, yang berarti deteksi dan penjarakan radio) adalah suatu sistem gelombang elektromagnetik yang berguna untuk mendeteksi, mengukur jarak dan membuat map benda-benda seperti pesawat terbang, berbagai kendaraan bermotor dan informasi cuaca (hujan).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan radar?", "answers": [{"text": "o) adalah suatu sistem gelombang elektromagnetik yang berguna untuk mendeteksi, mengukur jarak dan membuat map benda-benda seperti pesawat terbang, berbagai kendaraan bermotor dan informa", "start_byte": 297, "limit_byte": 484}]} {"id": "-2099314246211668459-59", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Zhu Wen, yang pada awalnya merupakan seorang penyelundup garam di bawah pimpinan pemberontak Huang, menyerah kepada tentara Tang. Dengan membantu mengalahkan Huang, ia berhasil naik pangkat dengan cepat dalam militer Tang.[177] Pada tahun 907, Dinasti Tang runtuh ketika Zhu Wen, yang saat itu telah menjadi gubernur militer, menjatuhkan kaisar Tang terakhir, Kaisar Ai dari Tang, dan mengambilalih tahta untuk dirinya sendiri (setelah meninggal ia dikenal sebagai Kaisar Taizu dari Liang Akhir). Ia mendirikan Dinasti Liang Akhir, yang menandai dimulainya Periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Setahun kemudian, Kaisar Ai yang telah dijatuhkan diracuni oleh Zhu Wen.", "question_text": "apakah penyebab utama dinasti Tang berakhir?", "answers": [{"text": "Zhu Wen, yang saat itu telah menjadi gubernur militer, menjatuhkan kaisar Tang terakhir, Kaisar Ai dari Tang, dan mengambilalih tahta untuk dirinya sendiri", "start_byte": 271, "limit_byte": 426}]} {"id": "6669650074675605356-0", "language": "indonesian", "document_title": "Subaru", "passage_text": "Subaru(スバル) adalah merek mobil sekaligus divisi manufaktur otomotif dari Subaru Corporation. Kantor pusatnya di Ōta, Prefektur Gunma, Jepang. Subaru berawal dari Aircraft Research Laboratory yang didirikan tahun 1917 oleh Chikuhei Nakajima.[1] Merek Subaru pertama kali digunakan pada tahun 1955 setelah FHI memasuki industri otomotif dengan produksi mobil pertamanya berupa sedan Subaru 1500. Fuji Heavy Industries kini bekerja sama dengan Toyota Motor Corporation yang memiliki 16,5% dari saham FHI.[2]", "question_text": "siapakah pendiri Subaru ?", "answers": [{"text": "Chikuhei Nakajima", "start_byte": 229, "limit_byte": 246}]} {"id": "8367975810763031742-0", "language": "indonesian", "document_title": "O Canada", "passage_text": "\nO Canada adalah lagu kebangsaan Kanada. Lagu ini pertama kali dinyanyikan pada tahun 1860. Penulis lagu ini adalah Adolphe-Basile Routhier (Bahasa Perancis) dan Robert Stanley Weir (bahasa Inggris).", "question_text": "Apakah nama lagu kebangsaan Kanada?", "answers": [{"text": "O Canada", "start_byte": 1, "limit_byte": 9}]} {"id": "5087491158323715164-1", "language": "indonesian", "document_title": "SWA (majalah)", "passage_text": "Kelahiran SWA tidak dapat dipisahkan dari salah satu program pemerintah Indonesia pada 1985 yang mencanangkan tekad untuk meningkatkan penggunaan produksi dalam negeri. Suatu upaya untuk mendorong lahir dan bertumbuhnya para pengusaha dengan kemampuan memproduksi berbagai produk lokal secara kompetitif.", "question_text": "tahun berapakah SWA didirikan?", "answers": [{"text": "1985", "start_byte": 87, "limit_byte": 91}]} {"id": "6665520998080185020-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bintang Toedjoe", "passage_text": "Pada waktu itu, dengan alat-alat yang sederhana dan mempekerjakan beberapa orang karyawan, PT Bintang Toedjoe berhasil memproduksi obat-obatan yang dijual bebasguna memenuhi kebutuhan masyarakat akan obat. Salah satu obat yang diproduksi sejak berdirinya adalah Puyer No. 16 (Obat Sakit Kepala No. 16) yang sampaisaat ini masih banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia dan diekspor ke beberapa negara. Empat tahun sejak didirikan, PT Bintang Toedjoe pindah dari Garut ke kawasan Krekot, Jakarta, dan pada tahun 1974 PT Bintang Toedjoe kembali pindah ke kawasan Cempaka Putih, Jakarta. Pada tahun 1970-an ini PT Bintang Toedjoe mulai memproduksi obat resep dokter. Pada tahun 1985, PT Bintang Toedjoe dibeli oleh Kalbe Group dan berkembang dengan pesat. Tahun 1990 produk-produk PT Bintang Toedjoe mulai diekspor ke mancanegara. Sejalan dengan peningkatan produksinya, lokasi di kawasan Cempaka Putih sudah tidak memadai lagi, sehingga pada tahun 1993 PT Bintang Toedjoe pindah ke Kawasan Industri Pulogadung, menempati area seluas 12.000 meter persegi. Lalu September 2002, Head Office pindah ke Pulomas, pabrik tetap di Pulogadung. Di area yang ditempati sampai sekarang ini, selain pabrik juga terletak kantor pusat PT Bintang Toedjoe.", "question_text": "Dimana pabrik PT Bintang Toedjoe?", "answers": [{"text": "Kawasan Industri Pulogadung", "start_byte": 983, "limit_byte": 1010}]} {"id": "2017790994861914700-1", "language": "indonesian", "document_title": "Parfum", "passage_text": "Parfum sudah dikenal sejak ribuan tahun yang lalu - kata \"parfum\" berasal dari bahasa Latin per fume artinya \"melalui asap\". Salah satu kegunaan parfum tertua berupa bentuk pembakaran dupa dan herbal aromatik yang digunakan dalam pelayanan keagamaan. Biasanya yang digunakan untuk aromatik gums, kemenyan dan mur ini dikumpulkan dari pohon. Mesir adalah yang pertama memasukkan parfum ke budaya mereka diikuti oleh Cina kuno, Hindu, Israel, Carthaginians, Arab, Yunani, dan Romawi. Penggunaan awal dari botol parfum adalah di Mesir sekitar 1000 SM. Mesir menemukan gelas dan botol parfum adalah salah satu penggunaan umum pertama untuk kaca.", "question_text": "Kapan parfum pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "ribuan tahun yang lalu", "start_byte": 27, "limit_byte": 49}]} {"id": "-405162868836352727-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "Kapankah hari kemerdekaan Amerika Serikat?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "8082278607205525570-0", "language": "indonesian", "document_title": "Situs Trowulan", "passage_text": "Situs Trowulan adalah kawasan kepurbakalaan dari periode klasik sejarah Indonesia yang berada di Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur. Berbagai temuan yang diangkat di sini menunjukkan ciri-ciri pemukiman yang cukup maju. Berdasarkan kronik, prasasti, simbol, dan catatan yang ditemukan di sekitar kawasan tersebut, diduga kuat situs ini berhubungan dengan Kerajaan Majapahit.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan Situs Trowulan?", "answers": [{"text": "kawasan kepurbakalaan dari periode klasik sejarah Indonesia yang berada di Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur", "start_byte": 22, "limit_byte": 148}]} {"id": "-4185443714145981668-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota provinsi di Indonesia", "passage_text": "Indonesia adalah sebuah negara kesatuan yang berbentuk republik[1] yang memiliki 34 ibu kota provinsi. Meskipun frasa ibu kota menggunakan kata kota, pada kenyataannya, tidak semua ibu kota provinsi di Indonesia berupa kota. Hal ini terjadi pada ibu kota negara, Jakarta,[2] yang menjadi ibu kota Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta (DKI Jakarta)[3] dan juga merupakan Provinsi DKI Jakarta itu sendiri. Selain itu, ibu kota provinsi yang bukan merupakan kota terdapat pula di beberapa provinsi lainnya, yaitu Sulawesi Barat dan Papua Barat yang beribukotakan kabupaten,[4][5] Kalimantan Utara yang beribukotakan kecamatan,[6] dan Maluku Utara yang beribukotakan kelurahan.[7]", "question_text": "apakah nama ibukota indonesia?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 263, "limit_byte": 270}]} {"id": "-4185133225696410288-17", "language": "indonesian", "document_title": "Leonhard Euler", "passage_text": "Euler berkarya dalam hampir semua bidang matematika, seperti geometri, kalkulus infinitesimal, trigonometri, aljabar, dan teori bilangan, selain juga fisika kontinuum, teori lunar dan bidang-bidang fisika lainnya. Ia merupakan tokoh utama dalam sejarah matematika; jika dicetak, karya-karyanya, kebanyakan pada landasan ilmu, akan menjadi 60 sampai 80 volume quarto.[4] Nama Euler juga terkait dengan banyak topik.", "question_text": "siapakah yang menemukan teori bilangan?", "answers": [{"text": "Euler", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-3902346444945493787-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Uskup?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal", "start_byte": 55, "limit_byte": 206}]} {"id": "-4329791370316768869-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afonso I dari Portugal", "passage_text": "Afonso I[1] (25 Juli 1109, Coimbra, Guimarães atau Viseua[›] – 6 Desember 1185, Coimbra), lebih dikenal sebagai D. Afonso Henriques (Portuguese pronunciation:[ɐˈfõsu ẽˈʁikɨʃ]), dijuluki \"sang Penakluk\" (Portuguese: O Conquistador), \"sang Pelopor\" ([O Fundador]error: {{lang}}: text has italic markup (help)) atau \"yang Agung\" ([O Grande]error: {{lang}}: text has italic markup (help)) oleh Bangsa Portugis, dan El-Bortukali [di dalam Bahasa Arab البرتغال] (\"Portugis\") dan Ibn-Arrik [di dalam bahasa Arab ابن الرَّنك or ابن الرَنْق] (\"putra Henrique\", \"Henriques\") oleh Moor yang ia perangi, merupakan Raja Portugal yang pertama. Ia meraih kemerdekaan di wilayah bagian selatan Kerajaan Galisia, Provinsi Portugal, dari maharaja Galisia, Raja León, pada tahun 1139, mendirikan sebuah kerajaan baru dan menggandakan wilayahnya dengan Reconquista, suatu tujuan yang dikejarnya sampai akhir hayatnya pada tahun 1185, setelah empat puluh enam tahun lamanya berperang dengan Moor.", "question_text": "Kapan D. Afonso Henriques lahir?", "answers": [{"text": "25 Juli 1109", "start_byte": 13, "limit_byte": 25}]} {"id": "6059397922815270230-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sultan Mansur Syah", "passage_text": "Awalnya ia bernama Tuanku Ibrahim, putra dari Sultan Alauddin Jauhar al-Alam (1795-1823), saudaranya (Alauddin Muhammad Daud Syah I) memimpin kesultanan pada tahun (1823-1838) sementara pada saat yang sama Tuanku Ibrahim menjabat sebagai Raja Muda dan merupakan salah satu pembantu utama Sultan yang relatif lemah. Ketika sultan Muhammad Daud Syah I meninggal (1838) kedudukannya digantikan oleh Sultan Sulaiman Ali Iskandar Syah, yang masih kecil. Dengan kedudukan keponakannya yang lemah Muda Tuanku Ibrahim segera mengambil kekuasaan sultan secara de facto, dengan demikian ia kini dipanggil sebagai Alauddin Ibrahim Mansur Syah.", "question_text": "siapakah ayah dari Sultan Mansur Syah?", "answers": [{"text": "Sultan Alauddin Jauhar al-Alam", "start_byte": 46, "limit_byte": 76}]} {"id": "1863029811695836953-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapakah yang menemukan tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "1885309122167000570-1", "language": "indonesian", "document_title": "Osamu Dazai", "passage_text": "Dimulai dari novel perdana pada tahun 1933, novel Gyakkō (Regression) dicalonkan sebagai penerima Penghargaan Akutagawa 1935. Tsugaru, Otogizōshi, Hashire Merosu (Run, Melos!), Shayō (The Setting Sun), dan Ningen Shikkaku (No Longer Human) termasuk di antara adikarya Osamu Dazai. Ketiga karya yang disebut terakhir sudah diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris pada pertengahan 1950-an.", "question_text": "Kapan Osamu Dazai mulai menjadi penulis novel?", "answers": [{"text": "1933", "start_byte": 38, "limit_byte": 42}]} {"id": "7037048091076315413-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Niger", "passage_text": "Sungai Niger adalah sungai utama di Afrika barat, dengan panjang lebih dari 2500 mil (atau 4000km). Sungai ini mengalir melalui Guinea, Mali, Niger, di perbatasan Benin dan kemudian melalui Nigeria, berhilir melalui sebuah delta sungai yang sangat besar, yang dikenal sebagai Delta Niger, menuju ke Teluk Guinea. Sungai Niger adalah sungai ketiga terpanjang di Afrika, setelah Sungai Nil dan Sungai Kongo (dahulu lebih dikenal sebagai Sungai Zaïre). Anak sungai utamanya adalah Sungai Benue.", "question_text": "Apakah nama anak Sungai Niger?", "answers": [{"text": "Sungai Benue", "start_byte": 479, "limit_byte": 491}]} {"id": "-7197827982942531847-0", "language": "indonesian", "document_title": "Isotop", "passage_text": "Isotop adalah bentuk dari unsur yang nukleusnya memiliki nomor atom yang sama,tetapi jumlah proton di nukleus dengan massa atom yang berbeda karena mereka memiliki jumlah neutron yang berbeda.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan isotop?", "answers": [{"text": "bentuk dari unsur yang nukleusnya memiliki nomor atom yang sama,tetapi jumlah proton di nukleus dengan massa atom yang berbeda karena mereka memiliki jumlah neutron yang berbeda", "start_byte": 14, "limit_byte": 191}]} {"id": "4442872540638832038-0", "language": "indonesian", "document_title": "Molekul", "passage_text": "Sebuah molekul adalah gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia.[4][5][6][7][8] Molekul dibedakan dari ion berdasarkan ketiadaan muatan listrik. Namun, dalam fisika kuantum, kimia organik, dan biokimia, istilah molekul sering digunakan dengan agak longgar, juga digunakan untuk ion poliatomik.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan molekul ?", "answers": [{"text": "gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia", "start_byte": 22, "limit_byte": 139}]} {"id": "1166337872323743040-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar bahasa di Indonesia", "passage_text": "Meskipun dipahami dan dituturkan oleh lebih dari 90% warga Indonesia, Bahasa Indonesia bukanlah bahasa ibu bagi kebanyakan penuturnya. Sebagian besar warga Indonesia menggunakan salah satu dari748 bahasa yang ada di Indonesia di bawah ini sebagai bahasa ibu.[1] Penutur Bahasa Indonesia kerap kali menggunakan versi sehari-hari (kolokial) dan/atau mencampuradukkan dengan dialek Melayu lainnya atau bahasa Indonesia", "question_text": "berapakah jumlah bahasa daerah di Indonesia?", "answers": [{"text": "748", "start_byte": 193, "limit_byte": 196}]} {"id": "-1393853228786376874-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kadipaten Prusia", "passage_text": "Adipati Prusia (German: Herzogtum Preußen) atau Ducal Prussia (Polish: Prusy Książęce) adalah kadipaten yang didirikan pada tahun 1525 di bagian timur wilayah Prusia. Negara ini adalah negara Protestanisme (Lutheran) pertama, dengan populasi yang menuturkan bahasa Jerman. Ibukota kadipaten ini adalah Königsberg.", "question_text": "Apa itu Kadipaten Prusia?", "answers": [{"text": "negara Protestanisme (Lutheran) pertama", "start_byte": 189, "limit_byte": 228}]} {"id": "-7826832563886301184-3", "language": "indonesian", "document_title": "Karate", "passage_text": "Keempat aliran tersebut diakui sebagai gaya Karate yang utama karena turut serta dalam pembentukan JKF dan WKF.", "question_text": "Ada berapakah aliran dalam karate ?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 2, "limit_byte": 7}]} {"id": "6606472312808926072-4", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "\nNama Minangkabau berasal dari dua kata, minang dan kabau. Nama itu dikaitkan dengan suatu legenda yang dikenal di dalam tambo. Dari tambo tersebut, konon pada suatu masa ada satu kerajaan asing (biasa ditafsirkan sebagai Majapahit) yang datang dari laut akan melakukan penaklukan. Untuk mencegah pertempuran, masyarakat setempat mengusulkan untuk mengadu kerbau. Pasukan asing tersebut menyetujui dan menyediakan seekor kerbau yang besar dan agresif, sedangkan masyarakat setempat menyediakan seekor anak kerbau yang lapar. Dalam pertempuran, anak kerbau yang lapar itu menyangka kerbau besar tersebut adalah induknya. Maka anak kerbau itu langsung berlari mencari susu dan menanduk hingga mencabik-cabik perut kerbau besar tersebut. Kemenangan itu menginspirasikan masyarakat setempat memakai nama Minangkabau,[14] yang berasal dari ucapan \"Manang kabau\" (artinya menang kerbau). Kisah tambo ini juga dijumpai dalam Hikayat Raja-raja Pasai dan juga menyebutkan bahwa kemenangan itu menjadikan negeri yang sebelumnya bernama Pariangan menggunakan nama tersebut.[15] Selanjutnya penggunaan nama Minangkabau juga digunakan untuk menyebut sebuah nagari, yaitu Nagari Minangkabau, yang terletak di Kecamatan Sungayang, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat.", "question_text": "Apa makna kata Minangkabau ?", "answers": [{"text": "menang kerbau", "start_byte": 866, "limit_byte": 879}]} {"id": "-6444255687645753800-2", "language": "indonesian", "document_title": "Motor bakar pembakaran dalam", "passage_text": "\nMesin pembakaran dalam agak berbeda dengan mesin pembakaran luar (contohnya mesin uap dan mesin Stirling), karena pada mesin pembakaran luar, energinya tidak disalurkan ke fluida kerja yang tidak bercampur dengan hasil pembakaran. Fluida kerja ini dapat berupa udara, air panas, air bertekanan, atau cairan natrium yang dipanaskan di semacam boiler.", "question_text": "Apakah perbedaan mesin pembakaran dalam dan mesin pembakaran luar?", "answers": [{"text": "mesin pembakaran luar, energinya tidak disalurkan ke fluida kerja yang tidak bercampur dengan hasil pembakaran", "start_byte": 120, "limit_byte": 230}]} {"id": "-1443030040597459466-30", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "\nKabupaten Jepara secara administratif wilayah luas wilayah daratan Kabupaten Jepara 1.004,132 km2 dengan panjang garis pantai 72km, terdiri atas 16 kecamatan yang dibagi lagi atas sejumlah 183 desa dan 11 Kelurahan Wilayah tersempit adalah Kecamatan Kalinyamatan (24,179 km2) sedangkan wilayah terluas adalah Kecamatan Keling (231,758 km2). Sebagian besar luas wilayah merupakan tanah kering, sebesar 740,052 km2 (73,70%) sisanya merupakan tanah sawah, sebesar 264,080 km2 (26,30%). Secara Administratif Kabupaten Jepara terbagi dalam 5 wilayah, yaitu:", "question_text": "berapakah luas Jepara?", "answers": [{"text": "1.004,132 km2", "start_byte": 85, "limit_byte": 98}]} {"id": "-1540264218574972935-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi (Latin: IMPERIVM ROMANVM atau Imperium Romanum) adalah sebuah entitas politik yang pernah berkuasa di Italia saat ini dengan Roma sebagai pusat pemerintahannya. Walaupun kota Roma telah berdiri sejak tahun 753 SM, perlu waktu 500 tahun bagi pemerintah Romawi untuk meneguhkan kekuasaannya hingga melewati semenanjung Italia.", "question_text": "kapankah Kekaisaran Romawi pertama kali dibangun?", "answers": [{"text": "753 SM", "start_byte": 224, "limit_byte": 230}]} {"id": "8843947677673542012-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan", "passage_text": "Secara geografis, Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan terletak di antara 103022 104021 Bujur Timur dan antara 04014 04055 Lintang Selatan. Memiliki luas wilayah 5.849,89 Km2 atau 549.394 Ha.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan ?", "answers": [{"text": "5.849,89 Km2", "start_byte": 161, "limit_byte": 173}]} {"id": "8873850062405944023-0", "language": "indonesian", "document_title": "Menara London", "passage_text": "Menara London (English: Tower of London), yang bernama resmi Istana Kerajaan dan Benteng Menara London Milik Sri Baginda (English: Her Majesty's Royal Palace and Fortress of the Tower of London), adalah puri bersejarah yang terletak di pusat kota London, Inggris di tepi utara Sungai Thames. Puri ini terletak di dalam kawasan London Borough of Tower Hamlets dan terpisah dari ujung timur kota London oleh ruang terbuka yang dikenal sebagai Bukit Menara. Puri ini didirikan pada tahun 1066 sebagai bagian dari Penaklukan Normandia di Inggris. Menara Putih, yang merupakan bagian terpenting dari puri ini dibangun pada tahun 1078 oleh William sang Penakluk, dan merupakan simbol dari kebencian dan penindasan yang ditimpakan pada London oleh para elit penguasa baru. Menara London pernah digunakan sebagai penjara sejak tahun 1100, meskipun itu bukan tujuan utama dari pembangunan puri ini. Pada awalnya, puri ini dimaksudkan sebagai sebuah istana megah yang akan difungsikan sebagai kediaman resmi kerajaan. Secara keseluruhan, Menara London merupakan kompleks dari beberapa bangunan yang ditempatkan di dalam dua cincin konsentris dari tembok pertahanan dan parit. Sepanjang sejarahnya, beberapa perluasan pernah dilakukan, terutama dimasa pemerintahan Richard I, Henry III dan Edward I pada abad ke-12 dan 13. Tata letak yang berlaku sekarang ini ditetapkan pada abad ke-13.", "question_text": "Apa tujuan utama Menara London didirikan?", "answers": [{"text": "kediaman resmi kerajaan", "start_byte": 983, "limit_byte": 1006}]} {"id": "-6974889474620740226-2", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Renaisans", "passage_text": "Dalam dunia politik, budaya Renaissance berkontribusi dalam pengembangan konvensi diplomasi, dan dalam ilmu pengetahuan dalam meningkatkan ketergantungan atau kebutuhan atas hasil pengamatan atau observasi. Sejarawan sering berargumen bahwa transformasi intelektual ini adalah jembatan antara Abad Pertengahan dan sejarah modern. Meskipun Renaissance yang dipenuhi revolusi terjadi di banyak kegiatan intelektual, serta pergolakan sosial dan politik, Renaissance mungkin paling dikenal karena perkembangan artistik dan kontribusi dari polimatik seperti Leonardo da Vinci dan Michelangelo, yang menginspirasi berbagai kalangan dengan istilah \"manusia Renaissance\".[4][5]", "question_text": "Apakah pengaruh Renaisans dalam bidang politik?", "answers": [{"text": "pengembangan konvensi diplomasi, dan dalam ilmu pengetahuan dalam meningkatkan ketergantungan atau kebutuhan atas hasil pengamatan atau observasi", "start_byte": 60, "limit_byte": 205}]} {"id": "7445815940053091536-0", "language": "indonesian", "document_title": "Semut peluru", "passage_text": "Semut peluru adalah genus dari Paraponera salah satu spesies semut terbesar di Dunia. Semut peluru mempunyai nama latin (Paraponera clavata). dinamakan Semut Peluru karena mempunyai sengatan yang sangat kuat, seperti ditembak dengan peluru. Spesies ini hidup di hutan hujan tropis di dataran rendah yang berlembab dari selatan Nikaragua sampai Paraguay. Oleh penduduk setempat Semut peluru disebut \"Hormiga Veinticuatro\" atau \"Semut 24 (jam)\", karena dari mulai digigit rasa sakit itu akan terasa selama 24 jam.[1] Semut Peluru berukuran 18–25mm panjang dan kekar berwarna hitam agak kemerahan menyerupai bentuk tawon tanpa sayap.[2]", "question_text": "apakah jenis semut terbesar ?", "answers": [{"text": "Semut peluru", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-8355105388451872678-7", "language": "indonesian", "document_title": "Nike, Inc.", "passage_text": "Etos perusahaan Nike adalah melibatkan dedikasi yang kuat untuk olahraga dan kebugaran. Staf di kantor pusat perusahaan, Nike Kampus Dunia pada Beaverton, Oregon, diharapkan menghabiskan beberapa jam setiap hari di gym. Mereka dijelaskan oleh direktur Nike sebagai \"athletic, outdoor, lets-do-it-together types.", "question_text": "Dimana kantor pusat perusahaan Nike, Inc.?", "answers": [{"text": "Beaverton, Oregon", "start_byte": 144, "limit_byte": 161}]} {"id": "8273286064765808694-65", "language": "indonesian", "document_title": "Iran", "passage_text": "Iran mempunyai tingkat pertumbuhan penduduk di kawasan kota tertinggi di dunia. Dari tahun 1950 hingga tahun 2002, persenan penduduk kota meningkat dari 27% hingga 60%[46][47]. PBB memperkirakan pada tahun 2030, populasi di kota akan mencapai 80% dari jumlah keseluruhan penduduk Iran[47]. Tumpuan migrasi dalam negeri pula ialah Teheran yang merupakan kota terbesar di Iran. Teheran mempunyai penduduk sebanyak 7.160.094, dan kawasan metropolisnya pula sebanyak 14 juta. Kebanyakan industri Iran bertumpu di kota ini. Di antaranya ialah industri otomobil, elektronik, dan listrik, pembuatan senjata api, tekstil, dan industri kimia. Berikut adalah 8 kota terbesar Iran beserta jumlah penduduknya.", "question_text": "Apakah kota terbesar di Iran?", "answers": [{"text": "Teheran", "start_byte": 330, "limit_byte": 337}]} {"id": "-1632458030712580216-0", "language": "indonesian", "document_title": "Don't Forget (lagu)", "passage_text": "Don't Forget adalah sebuah lagu yang dinyanyikan oleh penyanyi-penulis lagu Amerika Demi Lovato. lagu Ini ditulis oleh Lovato bersama dengan Jonas Brothers, yang menghasilkan lagu dengan John Fields, untuk album debutnya studio Lovato dari nama yang sama (2008). Inspirasi lagu datang dari Lovato jatuh cinta dengan seseorang yang kemudian meninggalkannya. Menurut Lovato, itu adalah salah satu lagu di album dia yang paling berhubungan. Musik, \"Don't Forget\" adalah glam midtempo batu balada bahwa fitur bernyanyi Lovato dengan desah vokal falsetto. Dirilis sebagai single ketiga dan terakhir pada April 2009 melalui Hollywood Records.", "question_text": "Siapa pencipta lirik lagu Don't Forget ?", "answers": [{"text": "Lovato bersama dengan Jonas Brothers", "start_byte": 119, "limit_byte": 155}]} {"id": "185599731310465070-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kongres Partai Buruh Korea ke-6", "passage_text": "Kongres ke-6 diikuti oleh 3.062 delegasi dengan hak suara dan 158 tanpa hak suara; meningkat sebanyak 1.349 delegasi penuh dan 137 delegasi tanpa hak suara dari Kongres ke-5.[3] Peningkatan tersebut menunjukkan berkembangnya jumlah keanggotaan.[3] Kongres ke-6 mengundang delegasi asing dengan jumlah yang signifikan: 177 delegasi dari 118 negara.[3] Walau partai komunis dan buruh pada umumnya mengundang partai dari negara lain untuk menghadiri kongres, namun PBK memilih untuk tidak mengundang delegasi asing pada kongres ke-1, ke-2 dan ke-5.[3] Salah satu partai yang diundang pada kongres ini adalah Partai Komunis Tiongkok dan Partai Komunis Uni Soviet.[3] PBK juga mengundang sejumlah partai non-komunis dan organisasi lainnya.[3] Laporan resmi menyatakan 155 organisasi asing dari 105 negara turut serta dalam kongres, dan 22 delegasi lainnya tidak diketahui.[4] Untuk alasan yang tidak jelas, tidak ada delegasi asing yang berbicara di kongres.[4]", "question_text": "Berapa orang yang menghadiri Kongres Partai Buruh Korea ke-6?", "answers": [{"text": "3.062", "start_byte": 26, "limit_byte": 31}]} {"id": "7726143847260338338-0", "language": "indonesian", "document_title": "Age of Empires III", "passage_text": "Age of Empires III (AoE III) adalah sebuah permainan real-time strategy yang dikembangkan oleh Ensemble Studios-nya Microsoft Corporation dan dipublikasikan oleh Microsoft Game Studios. Versi Mac-nya diambil alih (was ported over) dan dikembangkan oleh MacSoft Games-nya Destineer dan dipublikasikan oleh Destineer dan MacSoft Games. Versi PC-nya dirilis pada 18 Oktober 2005 di Amerika Utara dan 4 November 2005 di Eropa, sementara versi Mac-nya dirilis pada 21 November 2006 di Amerika Utara dan 29 September 2006 di Eropa. Permainan ini adalah permainan ketiga dari seri Age of Empires dan sequel dari Age of Empires II: The Age of Kings. Permainan ini menggambarkan Kolonisasi Bangsa Eropa terhadap Benua Amerika, kira-kira antara 1492 dan 1850 Masehi (diperluas di Age of Empires III: The WarChiefs ke 1876). Secara utama, ada 8 peradaban Eropa yang bisa dimainkan di permainan.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Age of Empires III?", "answers": [{"text": "Ensemble Studios-nya Microsoft Corporation", "start_byte": 95, "limit_byte": 137}]} {"id": "1093155617065186793-3", "language": "indonesian", "document_title": "Criminal Minds", "passage_text": "Sembilan musim Criminal Minds secara lengkap telah diudarakan, dengan putaran musim kesepuluh yang dimulai pada 1 Oktober 2014. Sampai dengan tanggal 8 Oktober 2014, 212 episode total telah ditayangkan.", "question_text": "Berapa jumlah episode serial televisi Criminal Minds?", "answers": [{"text": "212", "start_byte": 166, "limit_byte": 169}]} {"id": "5470117271615000900-7", "language": "indonesian", "document_title": "Peluruhan radioaktif", "passage_text": "Radioaktivitas pertama kali ditemukan pada tahun 1896 oleh ilmuwan Perancis Henri Becquerel ketika sedang bekerja dengan material fosforen. Material semacam ini akan berpendar di tempat gelap setelah sebelumnya mendapat paparan cahaya, dan dia berpikir pendaran yang dihasilkan tabung katode oleh sinar-X mungkin berhubungan dengan fosforesensi. Karenanya ia membungkus sebuah pelat foto dengan kertas hitam dan menempatkan beragam material fosforen diatasnya. Kesemuanya tidak menunjukkan hasil sampai ketika ia menggunakan garam uranium. Terjadi bintik hitam pekat pada pelat foto ketika ia menggunakan garam uranium tesebut.", "question_text": "Kapan Radioaktivitas pertama kali ditemukan?", "answers": [{"text": "1896", "start_byte": 49, "limit_byte": 53}]} {"id": "-6767949248657390287-0", "language": "indonesian", "document_title": "Eli (Imam Besar)", "passage_text": "\nEli (Hebrew: עֵלִי, Modern:ʻEli, Tiberian:ʻĒlî, \"Naik\"; Ancient Greek: Ἤλι; Latin: Heli) adalah imam besar Israel di kota Silo, sebelum digantikan oleh Samuel, menurut Kitab 1 Samuel. Eli adalah orang Lewi dari garis keturunan Itamar bin Harun.", "question_text": "siapakah imam Eli dalam alkitab?", "answers": [{"text": "imam besar Israel di kota Silo", "start_byte": 110, "limit_byte": 140}]} {"id": "-1187445694014851670-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Okinawa", "passage_text": "Pertempuran Okinawa, nama kode Operasi Iceberg,[3] adalah pertempuran di Kepulauan Ryukyu, Okinawa yang dicatat sebagai serangan amfibi terbesar dalam Perang Pasifik, Perang Dunia II.[4][5] Pertempuran berlangsung selama 82 hari, mulai awal April hingga pertengahan Juni 1945. Melalui kampanye panjang strategi loncat pulau, Sekutu sedikit demi sedikit mendekati kepulauan Jepang. Pulau Okinawa adalah satu-satunya pulau besar milik Jepang yang berada 340mi (550km) dari daratan utama Jepang. Okinawa direncanakan sebagai basis operasi udara untuk rencana invasi ke daratan utama Jepang yang diberi kode Operasi Downfall. Empat divisi dari Angkatan Darat ke-10 Amerika Serikat (Divisi 7, Divisi 27, Divisi 77, dan Divisi 96), serta dua Divisi Marinir (Divisi 1 dan Divisi 6) bertempur di darat, sementara Divisi Marinir 2 disiapkan sebagai cadangan amfibi dan tidak pernah didaratkan. Invasi ini didukung oleh angkatan laut, pasukan amfibi, dan angkatan udara taktis.", "question_text": "Kapan Pertempuran Okinawa terjadi?", "answers": [{"text": "awal April hingga pertengahan Juni 1945", "start_byte": 236, "limit_byte": 275}]} {"id": "6527805255963394928-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kan Kikuchi", "passage_text": "Hiroshi Kikuchi(菊池 寛,Kikuchi Hiroshi, 26 Desember 1888 – 6 Maret 1948), dikenal dengan nama pena-nya Kan Kikuchi (yang menggunakan kanji yang sama dengan nama aslinya), adalah seorang penulis Jepang yang lahir di Takamatsu, Prefektur Kagawa, Jepang. Ia mendirikan perusahaan penerbitan Bungeishunjū, majalah bulanan dengan nama yang sama, Ikatan Penulis Jepang dan Penghargaan Akutagawa dan Penghargaan Naoki untuk sastra populer.", "question_text": "Siapa itu Kan Kikuchi?", "answers": [{"text": "penulis Jepang yang lahir di Takamatsu, Prefektur Kagawa, Jepang", "start_byte": 192, "limit_byte": 256}]} {"id": "-9120650750598738411-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rokok Klembak", "passage_text": "Rokok Klembak Menyan, atau dikenal juga dengan nama ‘rokok siong’ adalah rokok yang terbuat dari daun tembakau, akar klembak dan menyan yang dilinting atau digulung dengan kertas papier. Rokok ini populer di kalangan petani dan buruh di sekitar pesisir selatan Jawa Tengah, yang membentang dari Cilacap, Banyumas, Purwokerto, Purbalingga, Sumpiuh, Tambak, Gombong, Karanganyar, Kebumen sampai daerah Purworejo. Rokok ini populer karena harga yang relatif murah dan terjangkau untuk kalangan bawah. Selain itu diyakini oleh sebagian orang dapat digunakan sebagai obat mengatasi batuk, sembelit dan sebagai wangi-wangian. Saat ini, kondisi penjualan rokok jenis ini sudah stagnan dan cenderung menurun, karena hanya orang-orang yang sudah tua dan sepuh yang menghisap rokok ini. Orang-orang yang lebih muda lebih suka menghisap rokok putih dan rokok kretek yang lebih populer, sedangkan rokok klembak lebih banyak digunakan sebagai rokok sesaji untuk keperluan sesaji dalam upacara pengiriman doa seperti selamatan maupun perayaan hari besar seperti sedekah bumi maupun sedekah laut di daerah pedesaan.", "question_text": "Apa nama daun untuk melinting tembakau pada rokok siong?", "answers": [{"text": "tembakau", "start_byte": 106, "limit_byte": 114}]} {"id": "-8404937000931992929-0", "language": "indonesian", "document_title": "Finding Nemo", "passage_text": "Finding Nemo adalah sebuah film animasi grafik komputer buatan Amerika Serikat yang meraih penghargaan Academy Award. Dirilis pada 30 Mei 2003 di Kanada dan Amerika Serikat. Pemain utamanya ialah Albert Brooks, Ellen DeGeneres, Alexander Gould, Willem Dafoe, dan masih banyak lagi. Sutradaranya ialah Andrew Stanton.", "question_text": "Tanggal berapa Finding Nemo resmi dirilis?", "answers": [{"text": "30 Mei 2003", "start_byte": 131, "limit_byte": 142}]} {"id": "3981579680728687048-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bodhisatwa", "passage_text": "\n\nDalam ajaran agama Buddha, seorang Bodhisatwa; Bodhisattva (bahasa Sanskerta) atau Bodhisatta (bahasa Pali) atau Photishat (bahasa Thai: โพธิสัตว์) adalah makhluk yang mendedikasikan dirinya demi kebahagiaan makhluk selain dirinya di alam semesta. Dapat juga diartikan \"calon Buddha\".", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Bodhisattva ?", "answers": [{"text": "makhluk yang mendedikasikan dirinya demi kebahagiaan makhluk selain dirinya di alam semesta", "start_byte": 175, "limit_byte": 266}]} {"id": "8819339110030962220-3", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Hutagalung", "passage_text": "Charles sendiri sebenarnya bukan pendiri The Mercy’s, karena sebelum bergabung dia merupakan anggota dari band Bhayangkara Nada di Medan. Charles Hutagalung kemudian bergabung di kubu The Mercy’s baru pada tahun 1970, di mana grup ini masih dikenal berlatar belakang sebagai band yang hanya bermain di klub malam dan band pesta-pesta di kota Medan dan pernah show di negara tetangga Malaysia. Band The Mercy’s sendiri dibangun oleh sekelompok anak muda yang berasal dari satu daerah di Medan, Sumatera Utara yang mempunyai satu visi yang sama, membentuk band pesta. The Mercy’s didirikan tahun 1969 di Medan dengan anggota awal Erwin Harahap, Rinto Harahap, Rizal Arsyad (Mantan suami Iis Sugianto), Reynold Panggabean (Mantan suami Camelia Malik) dan Iskandar alias Boen panggilan akrabnya, di bawah pimpinan Rizal Arsyad. Grup ini selalu mengikuti tren perkembangan musik mancanegara, sehingga mereka sering mengacu pada band The Beatles, The Bee Gees, The Hollys, C.C.R maupun Monkeys. Sesekali mereka juga membawakan lagu-lagu band nasional, seperti Koes Plus dengan hit-nya Telaga Sunyi.", "question_text": "tahun berapakah The Mercy’s dan The Ge&Ge dibentuk?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 602, "limit_byte": 606}]} {"id": "-4743440633989764055-0", "language": "indonesian", "document_title": "Panakawan", "passage_text": "\nPanakawan atau punakawan (diambil dari bahasa Jawa) atau panakawan KBBI adalah sebutan umum untuk para pengikut kesatria dalam khasanah kesusastraan Indonesia, terutama di Jawa. Pada umumnya para panakawan ditampilkan dalam pementasan wayang, baik itu wayang kulit, wayang golek, ataupun wayang orang sebagai kelompok penebar humor untuk mencairkan suasana. Namun di samping itu, para panakawan juga berperan penting sebagai penasihat nonformal kesatria yang menjadi asuhan mereka.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan tokoh punakawan ?", "answers": [{"text": "sebutan umum untuk para pengikut kesatria dalam khasanah kesusastraan Indonesia, terutama di Jawa", "start_byte": 80, "limit_byte": 177}]} {"id": "4317373100532226958-0", "language": "indonesian", "document_title": "Linguistik", "passage_text": "\n\nLinguistik (IPA: /liŋuistik/) adalah ilmu bahasa. Bergantung pada sudut pandang, dan pendekatan seorang peneliti, linguistik seringkali digolongkan ke dalam ilmu kognitif, psikologi, dan antropologi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan linguistik?", "answers": [{"text": "ilmu bahasa", "start_byte": 40, "limit_byte": 51}]} {"id": "4394754469116725151-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fonetik", "passage_text": "Fonetik atau fonetika adalah bagian ilmu dalam linguistik yang mempelajari atau menyelidiki bunyi bahasa yang diproduksi oleh manusia tanpa melihat fungsi bunyi itu sebagai pembeda makna dalam suatu bahasa (langue).[1]\nIlmu fonetik meyelidiki bunyi dari sudut pandang tuturan atau ujaran (parole).[1]\nDi sisi lain fonologi adalah ilmu yang berdasarkan fonetik dan mempelajari sistem fonetika.", "question_text": "Apa itu Fonetik?", "answers": [{"text": "bagian ilmu dalam linguistik yang mempelajari atau menyelidiki bunyi bahasa yang diproduksi oleh manusia tanpa melihat fungsi bunyi itu sebagai pembeda makna dalam suatu bahasa", "start_byte": 29, "limit_byte": 205}]} {"id": "2292128631672780379-1", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa", "passage_text": "Benua ini adalah benua terkecil kedua setelah Australia dengan luas 10.180.000km² sedangkan bila dihitung dari populasinya, benua ini terletak di urutan ketiga dengan populasi terbanyak (di bawah Asia, dan Afrika) dengan 742,5 juta jiwa pada tahun 2013 atau sama dengan seperdelapan penduduk dunia.", "question_text": "Berapa luas benua Eropa?", "answers": [{"text": "10.180.000km²", "start_byte": 68, "limit_byte": 82}]} {"id": "7289945203796163826-2", "language": "indonesian", "document_title": "RCTI", "passage_text": "RCTI menerima izin siaran pada 1 Januari 1987 di Jakarta dan sekitarnya dengan dekoder. RCTI berdiri pada 21 Agustus 1987 di Jakarta dan dibangun di atas tanah seluas 10 Hektar. Pada 13 November 1988, RCTI melakukan siaran percobaan pertama kali, selama 4 jam sehari dengan dekoder.", "question_text": "Kapan RCTI berdiri ?", "answers": [{"text": "21 Agustus 1987", "start_byte": 106, "limit_byte": 121}]} {"id": "-3321157634204508021-12", "language": "indonesian", "document_title": "Golda Meir", "passage_text": "Golda Meir adalah salah satu dari ke-24 orang (dan satu di antara hanya dua perempuan) yang menandatangani Deklarasi Pembentukan Negara Israel pada 14 Mei 1948. Ia belakangan mengenang, \"Setelah menandatanganinya, saya menangis. Ketika asya belajar sejarah Amerika sebagai seorang murid sekolah, dan saya membaca tentang orang-orang yang menandangani Deklarasi Kemerdekaan, saya tidak dapat membayangkan bahwa mereka ini adalah orang-orang yang sungguhan, yang melakukan sesuatu yang sungguhan. Dan di situ saya duduk dan menandatangani deklarasi pembentukan sebuah negara.\"", "question_text": "Kapan Golda Meir mendirikan Israel?", "answers": [{"text": "14 Mei 1948", "start_byte": 148, "limit_byte": 159}]} {"id": "-1200347131847461015-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "Berapa jumlah serial buku Harry Potter ?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "-3197194952142891221-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sacco dan Vanzetti", "passage_text": "Nicola Sacco () dan Bartolomeo Vanzetti () adalah dua orang Italia yang melakukan aksi anarkisme di Amerika, mereka ditangkap dan dihukum mati di kurisi listrik di kota Massachusetts untuk kejahatannya dalam melakukan pembunuhan dan pencurian. . Banyak sekali kontroversi mengenai hukuman yang dijatuhkan kepada mereka. Kecaman atas hukuman yang dijatuhkan terhadap jaksa dan hakim dalam perkara tersebut yaitu bahwa putusan tersebut adalah suatu sikap anti Italia, anti imigran dan sentimen anti anarkis telah memengaruhi keputusan para juri.", "question_text": "Mengapa Nicola Sacco dan Bartolomeo Vanzetti dihukum mati?", "answers": [{"text": "melakukan pembunuhan dan pencurian", "start_byte": 208, "limit_byte": 242}]} {"id": "953414744964794509-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Akhemeniyah", "passage_text": "Xerxes I digantikan oleh Artaxerxes I (465–424 SM), yang memindahkan ibu kota dari Persepolis ke Babylon. Pada masa pemerintahannya bahasa Elam tak lagi digunakan sebagai bahasa pemerintahan, sedangkan bahasa Aram menjadi lebih banyak digunakan. Kemungkinan pada pemerintahannya juga kalender matahari digunakan sebagai kalender nasional. Artaxerxes menjadikan Zoroastrianisme sebagai agama negara sehingga pada masa kini dia disebut juga sebagai Constantinus bagi agama tersebut.", "question_text": "Apakah agama Kekaisaran Persia Akhaimenia?", "answers": [{"text": "Zoroastrianisme", "start_byte": 363, "limit_byte": 378}]} {"id": "4421538376109016079-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin ketik", "passage_text": "Mesin ketik atau mesin tik adalah mesin, atau alat elektronik dengan sebuah set tombol-tombol yang, apabila ditekan, menyebabkan huruf dicetak pada dokumen, biasanya kertas. Dari awal penemuannya sebelum tahun 1870 sampai pada abad 20, mesin ketik banyak digunakan oleh para penulis profesional dan pekerja di kantor. Sejak saat itu, mesin ketik telah menjadi bagian dari bisnis perusahaan dan menjadi produk komersil di seluruh dunia. Walaupun masih populer dengan beberapa profesi, seperti penulis, mesin ketik fungsinya telah teralihkan dengan kehadiran mesin lain. Pada akhir dasawarsa 1980-an, mesin pengolah kata dan komputer pribadi (personal computer) telah menggantikan fungsi mesin ketik di beberapa negara di dunia bagian barat. Walaupun demikian, mesin ketik masih digunakan di beberapa negara tertentu di dunia hingga saat ini.", "question_text": "Apakah pengganti teknologi mesin ketik?", "answers": [{"text": "mesin pengolah kata dan komputer pribadi", "start_byte": 599, "limit_byte": 639}]} {"id": "6249610871472239812-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Uskup Roma?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki", "start_byte": 55, "limit_byte": 137}]} {"id": "210589009911008610-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanada", "passage_text": "Kanada, secara historis dikenal sebagai Dominion of Canada adalah negara paling utara di Amerika Utara. Merupakan federasi dari 10 provinsi dan 3 teritori dengan sistem desentralisasi dan pemerintahan berbentuk monarki konstitusional. Dibentuk tahun 1867 dengan undang-undang Konfederasi. Ibu kota Kanada adalah Ottawa tempat parlemen nasional, tempat tinggal Gubernur Jenderal dan Perdana Menteri. Merupakan bekas jajahan Perancis dan Britania Raya. Kanada adalah anggota La Francophonie dan negara Persemakmuran. Kanada merupakan negara terluas di Amerika Utara. Luas negara Kanada adalah 9.970.610 kilometer persegi. Kanada digolongkan negara maju dan ekonominya tergantung terutama pada ketersediaan hasil alam yang melimpah.", "question_text": "Apakah ibukota Kanada?", "answers": [{"text": "Ottawa", "start_byte": 312, "limit_byte": 318}]} {"id": "1762128779399268711-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada hari Jumat, tanggal 17 Juni 1864, kereta api pertama di Indonesia lahir. Pembangunan diprakarsai oleh Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS) dengan rute Samarang-Tanggung. Pencangkulan tanah pertama dilakukan di Desa Kemijen dan diresmikan oleh Mr. L.A.J.W. Baron Sloet van de Beele. Namun jalur ini dibuka tiga tahun berikutnya, 10 Agustus 1867. Hingga tahun 1873 tiga kota di Jawa Tengah, yaitu Semarang, Solo, dan Yogyakarta sudah berhasil dihubungkan.[6][7][8]", "question_text": "Kapan PT Kereta Api Indonesia mulai beroperasi?", "answers": [{"text": "17 Juni 1864", "start_byte": 25, "limit_byte": 37}]} {"id": "2718636521789176075-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toksikologi", "passage_text": "\n\nToksikologi adalah pemahaman mengenai pengaruh-pengaruh bahan kimia yang merugikan bagi organisme hidup. Dari definisi di atas, jelas terlihat bahwa dalam toksikologi terdapat unsur-unsur yang saling berinteraksi dengan suatu cara-cara tertentu untuk menimbulkan respon pada sistem biologi yang dapat menimbulkan kerusakan pada sistem biologi tersebut. Salah satu unsur toksikologi adalah agen-agen kimia atau fisika yang mampu menimbulkan respon pada sistem biologi. Selanjutnya cara-cara pemaparan merupakan unsur lain yang turut menentukan timbulnya efek-efek yang tidak diinginkan ini.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan toksikologi ?", "answers": [{"text": "pemahaman mengenai pengaruh-pengaruh bahan kimia yang merugikan bagi organisme hidup", "start_byte": 21, "limit_byte": 105}]} {"id": "6697697758050350922-34", "language": "indonesian", "document_title": "Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV", "passage_text": "Di Grand Final, Ryan komika asal Jakarta yang merupakan kontestan termuda di musim ini berhasil menjadi juara SUCI setelah unggul atas komika Surabaya, Akbar. Ryan dengan gaya observasionalnya unggul setelah mengimpersonate gaya Akbar yang kental dengan materi politik serta teknik one liner ketika ber stand up comedy.[10] Hingga saat ini Ryan merupakan juara termuda SUCI karena meraih juara saat berumur 21 tahun.", "question_text": "Siapa pemenang SUCI 1 ?", "answers": [{"text": "Ryan", "start_byte": 16, "limit_byte": 20}]} {"id": "-4659144362462498242-3", "language": "indonesian", "document_title": "RMS Queen Mary 2", "passage_text": "12 Januari 2004 menjadi awal perjalanan bagi RMS Queen Mary 2. Pada pelayaran pertama dari Southampton, Britania Raya ke Fort Lauderdale, Florida, Amerika Serikat, membawa 2.620 penumpang dibawah komando dari kapten pertama, Ronald Warwick yang sebelumnya menjadi kapten dari RMS Queen Elizabeth 2. Warwick sendiri adalah anak dari William (Bill) Warwick yang menjadi pegawai Cunard dan juga kapten pertama RMS Queen Elizabeth II. Kapal ini kembali ke Sothampton setelah dari pelayaran pertamanya karena gagal merapat di Portugal.", "question_text": "Kapan Queen Mary 2 mulai beroperasi ?", "answers": [{"text": "12 Januari 2004", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-751686888242769123-6", "language": "indonesian", "document_title": "Menara Eiffel", "passage_text": "\nStruktur ini dibangun antara 1887 dan 1889 sebagai pintu masuk Exposition Universelle, Pameran Dunia yang merayakan seabad Revolusi Perancis. Eiffel sebenarnya berencana membangun menara di Barcelona, untuk Pameran Universal 1888, tapi para pihak yang bertanggung jawab di balai kota Barcelona menganggapnya aneh dan mahal, dan tidak cocok dengan kota itu. Setelah penolakan Rencana Barcelona, Eiffel mengirim drafnya kepada pihak yang bertanggung jawab untuk Pameran Universal di Paris, dimana ia membangun menaranya setahun kemudian, yaitu 1889. Menara ini diresmikan tanggal 31 Maret 1889, dan dibuka tanggal 6 Mei. Tiga ratus pekerja menggabungkan bersama 18.083 bagian besi benam (bentuk murni dari besi struktural), menggunakan dua setengah juta paku, dalam bentuk struktural oleh Maurice Koechlin. Resiko kecelakaan sangat besar, untuk pencakar langit modern yang tak biasa menara ini terbuka tanpa tingkat tengah kecuali dua platform. Tetapi, karena Eiffel mengambil sikap hati-hati, termasuk penggunaan takal bergerak, rel bantu dan layar, hanya satu orang yang meninggal.", "question_text": "Kapan menara Eiffel dibangun ?", "answers": [{"text": "1887", "start_byte": 30, "limit_byte": 34}]} {"id": "-1679112879487528741-3", "language": "indonesian", "document_title": "Torium", "passage_text": "Torium sebelumnya digunakan sebagai unsur paduan dalam pengelasan TIG elektroda, sebagai bahan dalam instrumen optik dan teknologi canggih, dan sebagai sumber cahaya pada perangkat lampu gas,tapi kemudian penggunaannya semakin sedikit. Torium telah diusulkan sebagai pengganti uranium untuk bahan bakar nuklir reaktor nuklir, dan beberapa reaktor torium telah dibangun.", "question_text": "Apa fungsi torium ?", "answers": [{"text": "pengganti uranium untuk bahan bakar nuklir reaktor nuklir", "start_byte": 267, "limit_byte": 324}]} {"id": "2772756444149712055-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kondensasi", "passage_text": "Kondensasi atau pengembunan adalah perubahan wujud benda ke wujud yang lebih padat, seperti gas (atau uap) menjadi cairan. Kondensasi terjadi ketika uap didinginkan menjadi cairan, tetapi dapat juga terjadi bila sebuah uap dikompresi (yaitu, tekanan ditingkatkan) menjadi cairan, atau mengalami kombinasi dari pendinginan dan kompresi. Cairan yang telah terkondensasi dari uap disebut kondensat. Sebuah alat yang digunakan untuk mengkondensasi uap menjadi cairan disebut kondenser. Kondenser umumnya adalah sebuah pendingin atau penukar panas yang digunakan untuk berbagai tujuan, memiliki rancangan yang bervariasi, dan banyak ukurannya dari yang dapat digenggam sampai yang sangat besar.", "question_text": "Apa itu kondensasi?", "answers": [{"text": "perubahan wujud benda ke wujud yang lebih padat, seperti gas (atau uap) menjadi cairan", "start_byte": 35, "limit_byte": 121}]} {"id": "5867656150300880530-20", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Korea", "passage_text": "Periode Proto Tiga Kerajaan (Masa Sebelum Tiga Kerajaan) kadang-kadang disebut Periode Banyak Negara (열국시대), atau masa sebelum munculnya tiga kerajaan seperti Goguryeo, Baekje dan Silla. Pada masa ini terdapat banyak negara pecahan kerajaan Gojoseon. Yang terbesar adalah Dongbuyeo (Buyeo Timur) dan Bukbuyeo (Buyeo Utara).", "question_text": "apakah kerajaan terbesar yang pernah ada di Korea?", "answers": [{"text": "Dongbuyeo (Buyeo Timur) dan Bukbuyeo (Buyeo Utara)", "start_byte": 280, "limit_byte": 330}]} {"id": "-5376230451181522915-1", "language": "indonesian", "document_title": "R&B", "passage_text": "Pada tahun 1948, perusahaan rekaman RCA Victor memasarkan musik kaum kulit hitam yang disebut Blues and Rhythm. Pada tahun yang sama, Louis Jordan mendominasi lima besar tangga lagu R&B dengan tiga lagu, dan dua dari lagunya berdasar pada ritme boogie-woogie yang terkenal pada tahun 1940-an. Band Jordan, Tympany Five (1938) terdiri dari dirinya sebagai vokal dan pemain saksofon beserta musisi-musisi lain sebagai pemain trompet, saksofon tenor, piano, bas, dan drum.", "question_text": "tahun berapakah genre R&B muncul pertama kali?", "answers": [{"text": "1940-an", "start_byte": 284, "limit_byte": 291}]} {"id": "6649191722412027431-2", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "\nDream Theater dibentuk pada bulan September 1985, ketika gitaris John Petrucci dan bassis John Myung memutuskan membentuk sebuah band untuk mengisi waktu luang mereka ketika bersekolah di di Boston. Mereka lalu bertemu seorang pemain drum, Michael Stephen Portnoy, di salah satu ruang latihan di Berklee. Setelah dua hari negosiasi, mereka berhasil mengajak Mike Portnoy untuk bergabung. Setelah itu, mereka bertiga ingin mengisi dua tempat kosong di band tersebut, dan Petrucci mengajak teman band semasa masih di SMA, Kevin Moore, untuk menjadi pemain keyboard. Dan band tersebut akhirnya lengkap ketika Chris Collins masuk menjadi vokalis.", "question_text": "siapakah nama vokalis Dream Theater?", "answers": [{"text": "Chris Collins", "start_byte": 608, "limit_byte": 621}]} {"id": "6027141862396191927-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "berapakah jumlah buku sekuel Harry Potter?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "-6007913768047853801-4", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Bale Bandung", "passage_text": "Universitas Bale Bandung (UNIBBA) merupakan pengembangan dari Sekolah Tinggi Pertanian (STIPER) Bale Bandung (terakreditasi BAN PT) yang sekarang menjadi dan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Bale Bandung (terakreditasi BAN PT) yang sekarang menjadi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), di bawah binaan Yayasan Pendidikan Bale Bandung (YPBB) yang didirikan oleh Bapak R.H. Lily Sumantri (dia pernah manjadi Bupati Kabupaten Bandung pada tahun 1980).", "question_text": "dimanakah letak YPBB?", "answers": [{"text": "Bandung", "start_byte": 355, "limit_byte": 362}]} {"id": "-1750150899106567428-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lituania", "passage_text": "Lituania, Republik Lituania (bahasa Lituania: Lietuvos Respublika, Lietuva) adalah sebuah negara di Eropa bagian timur laut. Lituania merupakan salah satu dari tiga Negara Baltik yang dekat dengan Laut Baltik. Negara ini berbatasan dengan Latvia di sebelah utara, Belarus di tenggara, Polandia di selatan, dan Oblast Kaliningrad milik Rusia di barat daya.", "question_text": "Dimanakah letak Lituania ?", "answers": [{"text": "Eropa bagian timur laut", "start_byte": 100, "limit_byte": 123}]} {"id": "5783074368746512972-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kursi lontar", "passage_text": "Peluncuran kursi lontar pertama, tercatat pada tanggal 24 Juli 1946, oleh Bernard Linch, salah seorang karyawan Martin-Baker. Linch dilontarkan secara sukarela dengan kursi lontarnya pada ketinggian 2600 meter dengan kecepatan 253km/jam dari pesawat tempur Gloster Meteor. Sejak itu, kursi lontar Martin-Baker menjadi populer di seluruh dunia.", "question_text": "Kapan Kursi lontar pertama kali digunakan?", "answers": [{"text": "24 Juli 1946", "start_byte": 55, "limit_byte": 67}]} {"id": "3409998331936501263-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Mati", "passage_text": "\n\nLaut Mati (atau Laut Asin) adalah danau yang membujur di daerah antara Israel, Palestina dan Yordania.[1] Di 417,5m di bawah permukaan laut, merupakan titik terendah di permukaan bumi.[2] Laut mati terletak pada perbatasan antara Yordania dan bagian barat Palestina, laut mati memiliki titik terendah di bumi pada 1.300 kaki (400m) di bawah permukaan laut.[2]", "question_text": "dimanakah laut terasin didunia?", "answers": [{"text": "membujur di daerah antara Israel, Palestina dan Yordania", "start_byte": 47, "limit_byte": 103}]} {"id": "-5344385220712869764-9", "language": "indonesian", "document_title": "Seni", "passage_text": "Alexander Baum Garton\nSeni adalah keindahan dan seni adalah tujuan yang positif menjadikan penikmat merasa dalam kebahagiaan. \nAristotelesSeni adalah bentuk yang pengungkapannya dan penampilannya tidak pernah menyimpang dari kenyataan dan seni itu adalah meniru alam. \nImmanuel KantSeni adalah sebuah impian karena rumus rumus tidak dapat mengihtiarkan kenyataan. \nKi Hajar DewantaraSeni merupakan hasil keindahan sehingga dapat menggerakkan perasaan indah orang yang melihatnya, oleh karena itu perbuatan manusia yang dapat mempengaruhi dapat menimbulkan perasaan indah itu seni.\nLeo TolstoySeni adalah ungkapan perasaan pencipta yanng disampaikan kepada orang lain agar mereka dapat merasakan apa yang dirasakan pelukis.\nSudarmajiSeni adalah segala manifestasi batin dan pengalaman estetis dengan menggunakan media bidang, garis, warna, tekstur, volume dan gelap terang.", "question_text": "Apa pengertian Seni menurut Alexander Baum Garton?", "answers": [{"text": "Seni adalah keindahan dan seni adalah tujuan yang positif menjadikan penikmat merasa dalam kebahagiaan", "start_byte": 22, "limit_byte": 124}]} {"id": "6294944696142417729-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kasus korupsi e-KTP", "passage_text": "Melalui bukti-bukti yang ditemukan dan keterangan para saksi, KPK menemukan fakta bahwa negara harus menanggung keruigan sebesar Rp 2,314 triliun[7]. Setelah melakukan berbagai penyelidikan sejak 2012, KPK akhirnya menetapkan sejumlah orang sebagai tersangka korupsi, beberapa di antaranya pejabat Kementerian Dalam Negeri dan petinggi Dewan Perwakilan DPR. Mereka adalah Sugiharto, Irman, Andi Narogong, Markus Nari, Anang Sugiana dan Setya Novanto[8][9]. Miryam S. Haryani sebenarnya juga ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK. Namun statusnya adalah bukan sebagai tersangka korupsi, melainkan sebagai pembuat keterangan palsu saat sidang keempat atas nama Sugiharto dan Irman dilaksanakan[10]. Penetapan tersangka oleh KPK dalam kasus ini pertama kali dilakukan pada 22 April 2014 atas nama Sugiharto sementara sidang perdana atas tersangka pada kasus ini digelar pada 9 Maret 2017. Tercatat ada puluhan sidang yang berjalan setelah itu untuk para tersangka KPK.[11][12]", "question_text": "siapakah orang yang pertama di tangkap KPK atas kasus e-KTP?", "answers": [{"text": "Sugiharto", "start_byte": 372, "limit_byte": 381}]} {"id": "-1469330660621631138-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mayapada Group", "passage_text": "Mayapada Group adalah konglomerat berbasis di Indonesia yang didirikan oleh Tahir pada tahun 1986. Tahir dimulai ini dengan pakaian dan manufaktur tekstil bisnis, dan empat tahun kemudian, ia mendirikan Bank Mayapada.", "question_text": "Kapan Mayapada Group didirikan ?", "answers": [{"text": "1986", "start_byte": 93, "limit_byte": 97}]} {"id": "-6946985263650330100-0", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi", "passage_text": "\n\nPsikologi merupakan salah satu bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan tentang perilaku, fungsi mental, dan proses mental manusia secara ilmiah.[1] Para praktisi di bidang psikologi disebut sebagai psikolog. Para psikolog berusaha mempelajari peran fungsi mental dalam perilaku individu maupun kelompok, selain juga mempelajari tentang proses fisiologis dan neurobiologis yang mendasari perilaku.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan psikolog?", "answers": [{"text": "Para praktisi di bidang psikologi", "start_byte": 151, "limit_byte": 184}]} {"id": "-9065676158923536993-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tunisia", "passage_text": "\nTunisia (Arabic: تونس‎, romanized:Tūnis Tūnis; Berber languages: ⵜⵓⵏⴻⵙ; French: Tunisie), dengan nama resmi Republik Tunisia (Arabic: الجمهورية التونسية‎ al-Jumhūrīya at-Tūnisīya; Berber languages: ⵜⴰⴳⴷⵓⴷⴰ ⵏ ⵜⵓⵏⴻⵙ; French: République Tunisienne) adalah negara paling utara di Afrika, dengan luas 165.000 kilometer persegi (64.000 mil persegi). Ras ben Sakka, adalah titik paling utara benua Afrika terletak di negara ini. Wilayahnya berbatasan dengan Aljazair di sebelah barat, Libya di tenggara, dan Laut Mediterania di utara dan timur. Populasi Tunisia diperkirakan hanya di bawah 10,8 juta pada tahun 2013. Nama Tunisia berasal dari ibukotanya, Tunis, yang terletak di pantai timur laut Tunisia.\nSecara geografis, Tunisia terletak di ujung timur Pegunungan Atlas dan bagian utara dari gurun Sahara. Dengan garis pantai sepanjang 1300&bsp;km yang menghadap Laut Mediterania. 40 % tanahnya merupakan bagian dari gurun Sahara dan sisanya merupakan tanah subur.\nTunisia adalah satu-satunya negara demokrasi di Dunia Arab. Ia memiliki indeks pembangunan manusia yang tinggi. Ia memiliki perjanjian asosiasi dengan Uni Eropa dan merupakan anggota dari La Francophonie, Uni untuk Mediterania, Uni Arab Maghrib, Liga Arab, OKI, Arab Free Trade, Komunitas Sahel-Sahara Serikat, Uni Afrika, Gerakan Non-Blok, dan Kelompok G-77.", "question_text": "apakah nama ibukota negara Tunisia?", "answers": [{"text": "Tunis", "start_byte": 717, "limit_byte": 722}]} {"id": "-8616448992678974039-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bob Tutupoly", "passage_text": "Bob Tutupoly adalah anak kedua dari lima bersaudara, pasangan perantau asal Maluku Adolf Laurens Tutupoly dan Elisabeth Wilhemmina Henket-Sahusilawane. Ia dilahirkan di RS William Booth, Jalan Diponegoro, Surabaya pada tanggal 13 November 1939[3]. Bob memiliki seorang kakak yang bernama Christian Jacobus Tutupoly dan tiga orang adik yang bernama Alexander Bartjes Tutupoly, Hendrika Laurensia Tutupoly, dan Adolf Tutupoly Jr. (meninggal pada tahun 1947, saat perjuangan mempertahankan kemerdekaan di Yogyakarta)[3]. Ayahnya telah berdinas di Angkatan Laut sejak zaman penjajahan Belanda di Indonesia dan terus membela TNI ketika Indonesia memproklamasikan kemerdekaanya. Bob dan keluarganya sempat berpindah ke Yogyakarta yang kala itu menjadi ibukota RI, sebelum akhirnya kembali ke Surabaya pada tahun 1953 dan memasuki bangku Sekolah Dasar di SD Pasar Turi[3]. Sejak kecil, Bob dan keempat saudaranya dididik dengan disiplin militer oleh sang ayah. Bakat seni Bob memang diwariskan dari kedua orang tuanya, ayahnya adalah pemain suling dan ibunya merupakan penyanyi di gereja[3]. Bob Tutupoly melanjutnya pendidikannya di SMP Kristen Embong Wungu, Surabaya dan SMA Katolik St. Louis, Surabaya. Ia sempat menuntut ilmu di Perguruan Tinggi Ekonomi Surabaya (Cikal bakal Fakultas Ekonomi Universitas Airlangga) dan Fakultas Ekonomi Universitas Padjajaran, Bandung namun kedua terhenti di tengah jalan[3].", "question_text": "siapakah orang tua Bob Tutupoly?", "answers": [{"text": "Adolf Laurens Tutupoly dan Elisabeth Wilhemmina Henket-Sahusilawane", "start_byte": 83, "limit_byte": 150}]} {"id": "5588820847810501028-1", "language": "indonesian", "document_title": "Garry Kasparov", "passage_text": "Garry Kasparov lahir dengan nama Gari Weinstein di Baku, Azerbaijan dengan orang tua keturunan Armenia-Yahudi. Ia mulai serius mempelajari catur sejak usia dini. Saat usia 12 tahun, ayahnya meninggal, dan sejak saat itu ia mulai menggunakan nama keluarga ibunya. Ibunya, Klara adalah seorang wanita Armenia dengan nama keluarga Kasparian, yang dalam dialek Rusia disebut sebagai \"Kasparov\".", "question_text": "Dari manakah Garry Kasparov berasal ?", "answers": [{"text": "Baku, Azerbaijan", "start_byte": 51, "limit_byte": 67}]} {"id": "3497024803818051662-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kurikulum tersembunyi", "passage_text": "Kurikulum tersembunyi atau kurikulum terselubung, secara umum dapat dideskripsikan sebagai “hasil (sampingan) dari pendidikan dalam latar sekolah atau luar sekolah, khususnya hasil yang dipelajari tetapi tidak secara tersurat dicantumkan sebagai tujuan”.[1] Beragam definisi lain telah dikembangkan berdasarkan pada perspektif yang luas dari mereka yang mempelajari peristiwa ini. Segala bentuk pendidikan, termasuk aktivitas rekreasional dan sosial tradisional, dapat mengajarkan bahan-bahan pelajaran yang sebetulnya tak sengaja karena bukan berhubungan dengan sekolah tetapi dengan pengalaman belajar.[1] Tetapi umumnya, kurikulum tersembunyi mengacu pada berbagai jenis pengetahuan yang diperoleh dalam sekolah dasar dan menengah, biasanya dengan suatu konotasi negatif yang mengacu pada ketidaksamaan yang muncul sebagai akibat hal tersebut. Sikap ini berasal dari komitmen sistem sekolah yang mempromosikan demokrasi dan memastikan pengembangan kecerdasan yang sama. Sasaran tersebut dihalangi oleh pelajaran-pelajaran yang tak terukur ini.[2]. Dalam konteks ini, kurikulum tersembunyi disebut sebagai memperkuat ketidaksamaan sosial dengan mendidik siswa dalam berbagai persoalan dan perilaku menurut kelas dan status sosial mereka. Sama halnya seperti adanya ketidaksamaan distribusi modal budaya di masyarakat, berupa distribusi yang berhubungan dalam pengetahuan di antara para siswa.[3] Kurikulum tersembunyi juga dapat merujuk pada transmisi norma, nilai, dan kepercayaan yang disampaikan baik dalam isi pendidikan formal dan interaksi sosial di dalam sekolah-sekolah ini.[4] Kurikulum tersembunyi sukar untuk didefinisikan secara eksplisit karena berbeda-beda antar siswa dan pengalamannya serta karena kurikulum itu selalu berubah-ubah seiring berkembangnya pengetahuan dan keyakinan masyarakat.", "question_text": "apa yang di pelajari dalam kurikulum tersembunyi?", "answers": [{"text": "jenis pengetahuan yang diperoleh dalam sekolah dasar dan menengah", "start_byte": 672, "limit_byte": 737}]} {"id": "-7177718754776012556-2", "language": "indonesian", "document_title": "Arab-Indonesia", "passage_text": "Sejak itu berkembanglah keturunannya hingga menjadi kabilah terbesar di Hadramaut, dan dari kota Hadramaut inilah asal-mula utama dari berbagai koloni Arab yang menetap dan bercampur menjadi warganegara di Indonesia dan negara-negara Asia lainnya. Selain di Indonesia, Orang Hadhrami ini juga banyak terdapat di Oman, India, Pakistan, Filipina Selatan, Malaysia, dan Singapura.", "question_text": "suku arab manakah yang pertama kali datang ke indonesia?", "answers": [{"text": "Orang Hadhrami", "start_byte": 269, "limit_byte": 283}]} {"id": "-747843217546736672-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Solomon", "passage_text": "Kepulauan Solomon atau Kepulauan Salomo adalah sebuah negara kepulauan di Samudra Pasifik bagian selatan yang terletak di sebelah timur Papua Nugini dan merupakan bagian dari Persemakmuran. Dia terdiri dari 992 pulau yang secara keseluruhan membentuk wilayah seluas 28.450 km².", "question_text": "Dimana letak Pulau Solomon ?", "answers": [{"text": "Samudra Pasifik bagian selatan", "start_byte": 74, "limit_byte": 104}]} {"id": "-6693049824554762128-16", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Sina", "passage_text": "Teman-temannya menyarankan dia untuk memperlambat dan mengambil hidup cukup. Dia menolak, bagaimanapun, menyatakan bahwa:. \"Saya lebih memilih hidup yang pendek dengan lebar untuk satu sempit dengan panjang\" Pada penyesalan ranjang kematiannya menangkapnya; ia diberikan barang nya pada orang miskin, dipulihkan keuntungan yang tidak adil, membebaskan budak, dan membaca Al-Quran setiap tiga hari sampai kematiannya. Ia meninggal pada Juni 1037, pada tahun kelima puluh kedelapan, dalam bulan Ramadan dan dimakamkan di Hamadan, Iran.", "question_text": "dimanakah Ibnu Sina dimakamkan?", "answers": [{"text": "Hamadan, Iran", "start_byte": 519, "limit_byte": 532}]} {"id": "5283233170070097606-34", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Kemerdekaan Bangladesh", "passage_text": "26 Maret 1971 secara resmi adalah Hari Kemerdekaan Bangladesh, dan nama Bangladesh digunakan untuk selanjutnya. Pada Juli 1971, Perdana Mentri India, Indira Gandhi secara terbuka menyebut bekas Pakistan Timur sebagai Bangladesh.[43] Beberapa orang Pakistan dan pejabat India terus menggunakan nama \"Pakistan Timur\" sampai 16 Desember 1971.", "question_text": "Tahun berapakah Bangladesh merdeka?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 9, "limit_byte": 13}]} {"id": "-5066895238760740046-4", "language": "indonesian", "document_title": "Amelia Dyer", "passage_text": "Amelia tampaknya ingin mencoba membuat uang dari bisnis peternakan bayi, dan disamping merawat ibu-ibu hamil, ia mengiklankan jasa perawatan dan adopsi bayi, dengan bayaran sekali di awal dan pakaian yang layak bagi bayi-bayinya. Dalam iklan dan pertemuannya dengan berbagai klien, dia meyakinkan para klien bahwa ia adalah seorang yang terhormat, menikah, dan bahwa ia akan menyediakan rumah yang aman dan penuh cinta bagi para bayi.", "question_text": "Mengapa Amelia Elizabeth Dyer née Hobley membunuh peternakan bayi?", "answers": [{"text": "ingin mencoba membuat uang dari bisnis peternakan bayi", "start_byte": 17, "limit_byte": 71}]} {"id": "-8362927470973760333-0", "language": "indonesian", "document_title": "Algoritme", "passage_text": "Dalam matematika dan ilmu komputer, algoritme adalah prosedur langkah-demi-langkah untuk penghitungan.\nAlgoritme digunakan untuk penghitungan, pemrosesan data, dan penalaran otomatis.", "question_text": "Apa itu algoritma?", "answers": [{"text": "algoritme adalah prosedur langkah-demi-langkah untuk penghitungan", "start_byte": 36, "limit_byte": 101}]} {"id": "4893236601852970126-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Singapura", "passage_text": "Selepas perang, penduduk setempat dibenarkan menjalankan pemerintahan sendiri tetapi masih belum mencapai kemerdekaan. Seterusnya pada tahun 1963 Singapura telah bergabung dengan Tanah Melayu bersama-sama dengan Sabah dan Sarawak untuk membentuk Malaysia. Tetapi Singapura dikeluarkan dari Malaysia dan menjadi sebuah republik pada 9 Agustus 1965.", "question_text": "kapankah Singapura diresmikan menjadi negara?", "answers": [{"text": "9 Agustus 1965", "start_byte": 332, "limit_byte": 346}]} {"id": "1389586850034408756-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kampanye Kep", "passage_text": "Kampanye Kép (2 hingga 15 Oktober 1884) merupakan sebuah kampanye penting di Vietnam utara selama bulan-bulan pembukaan Perang Tiongkok-Perancis (Agustus 1884–April 1885). Sebuah pasukan di bawah 3.000 tentara Perancis di bawah komando Jenderal Oscar de Négrier mengalahkan invasi besar-besaran Tiongkok ke Delta Sungai Merah yang diluncurkan oleh Pasukan Guangxi dalam keterlibatan berturut-turut di Lam (6 Oktober), Kép (8 Oktober) dan Chu (10 November dan 11 November).", "question_text": "Kapan Kampanye Kép dilakukan?", "answers": [{"text": "2 hingga 15 Oktober 1884", "start_byte": 15, "limit_byte": 39}]} {"id": "3649099543075810214-2", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Nasional Indonesia", "passage_text": "Pergerakan nasionalis untuk mendukung kemerdekaan Indonesia dari Kerajaan Belanda, seperti Budi Utomo, Partai Nasional Indonesia, Sarekat Islam dan Partai Komunis Indonesia tumbuh dengan cepat di pertengahan abad ke-20. Budi Utomo, Sarekat Islam dan gerakan nasional lainnya memprakarsai strategi kerja sama dengan mengirim wakil mereka ke Volksraad (dewan rakyat) dengan harapan Indonesia akan diberikan hak memerintah diri sendiri tanpa campur tangan Kerajaan Belanda.[3] Sedangkan gerakan nasionalis lainnya memilih cara nonkooperatif dengan menuntut kebebasan pemerintahan Indonesia sendiri dari Belanda. Pemimpin gerakan nonkooperatif ini adalah Soekarno dan Mohammad Hatta, dua orang mahasiswa nasionalis yang kelak menjadi presiden dan wakil presiden pertama.[4] Pergerakan ini dimudahkan dengan adanya kebijakan Politik Etis yang dijalankan oleh Belanda.", "question_text": "Siapa pemimpin Revolusi Nasional Indonesia?", "answers": [{"text": "Soekarno dan Mohammad Hatta", "start_byte": 651, "limit_byte": 678}]} {"id": "3601199089142665683-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bee Gees", "passage_text": "Bee Gees \nadalah grup musik yang dulunya terdiri dari tiga bersaudara: Barry, Robin, dan Maurice Gibb. Sepanjang empat puluh tahun karier mereka yang sukses di industri musik rekaman, mereka pernah mengalami dua kali puncak kejayaan. Puncak kejayaan mereka yang pertama berlangsung dari akhir tahun 1960-an hingga awal tahun 1970-an sebagai trio yang membawakan lagu-lagu \"soft rock\" yang harmonis. Puncak kejayaan yang kedua berlangsung pada akhir tahun 1970-an sebagai band beraliran disko. Lagu-lagu yang dibawakan Bee Gees mudah sekali dikenali karena mereka bernyanyi dengan memakai memakai teknik harmoni rapat tiga bagian. Vibrato yang jernih dari Robin Gibb sebagai lead merupakan ciri khas lagu-lagu hit awal mereka hingga digantikan oleh suara falseto dari Barry Gibb sebagai ciri khas Bee Gees pada akhir 1970-an dan sepanjang 1980-an. Tidak hanya Gibb bersaudara bersama-sama menciptakan semua lagu-lagu hit mereka, mereka juga bertindak sebagai produser dan menciptakan lagu hit untuk artis-artis lain. Sepanjang lima dekade karier mereka, Bee Gees paling sedikit memiliki satu lagu per dekade yang sampai di urutan Top 10 Amerika Serikat: \"I've Gotta Get A Message To You\", \"I Started A Joke\" (1960-an), \"Nights On Broadway\", \"How Deep Is Your Love\", \"Stayin' Alive\" (1970-an), \"One\" (1980-an), \"Alone\" (1990-an), dan \"This Is Where I Came In\" (2000-an).", "question_text": "Beraliran apakah genre musik Bee Gees?", "answers": [{"text": "soft rock", "start_byte": 373, "limit_byte": 382}]} {"id": "-1059184592732786738-4", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardo da Vinci", "passage_text": "Leonardo merupakan anak dari Ser Piero Da Vinci dan Caterina. Ia memiliki nama lengkap Leonardo di Ser Piero da Vinci yang berarti Leonardo putra Ser Piero dari kota Vinci.", "question_text": "Siapakah nama lengkap Leonardo da Vinci?", "answers": [{"text": "Leonardo di Ser Piero da Vinci", "start_byte": 87, "limit_byte": 117}]} {"id": "1477077301840368707-13", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi", "passage_text": "jmpl|ka|200px|TV 405 hitam putih Murphy dari Ukrania, 1951.\nPenemu asal Skotlandia, John Logie Baird berhasil menunjukan cara pemancaran gambar-bayangan bergerak di London pada tahun 1925,[5] diikuti gambar bergerak monokrom pada tahun 1926. Cakram pemindai Baird dapat menghasilkan gambar beresolusi 30 baris (cukup untuk memperlihatkan wajah manusia) dari lensa dengan spiral ganda.[6] Demonstrasi oleh Baird ini telah disetujui secara umum oleh dunia sebagai demonstrasi televisi pertama, sekalipun televisi mekanik tidak lagi digunakan. Pada tahun 1927, Baird juga menemukan sistem rekaman video pertama di dunia, yaitu \"Phonovision\", yaitu dengan memodulasi sinyal output kamera TV-nya ke dalam kisaran jangkauan audio, dia dapat merekam sinyal tersebut pada cakram audio 10 inches (25cm) dengan menggunakan teknologi rekaman audio biasa. Hanya sedikit rekaman \"Phonovision\" Baird yang masih ada dan rekaman-rekaman yang masih bertahan tersebut kemudian diterjemahkan dan diproses menjadi gambar yang dapat dilihat pada 1990-an menggunakan teknologi pemrosesan-sinyal digital.[7]", "question_text": "Kapan Televisi diciptakan ?", "answers": [{"text": "1927", "start_byte": 552, "limit_byte": 556}]} {"id": "-323088845892766679-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paleolitikum", "passage_text": "Zaman Batu Tua atau Paleolitikum (Yunani:παλαιός (palaios) — purba dan λίθος (lithos) — batu) adalah zaman yang memiliki ciri khas berupa perkembangan alat-alat batu. Zaman ini mencakup sekitar 95% masa prasejarah teknologi manusia.[1] Zaman ini dimulai dari penggunaan alat batu pertama oleh hominin sekitar 3,3 juta tahun yang lalu hingga akhir Pleistosen sekitar 11.650 tahun yang lalu.[2] Zaman Paleolitikum digantikan oleh Mesolitikum, walaupun masa transisinya berbeda-beda di setiap wilayah.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan zaman Paleolitik?", "answers": [{"text": "zaman yang memiliki ciri khas berupa perkembangan alat-alat batu", "start_byte": 117, "limit_byte": 181}]} {"id": "-6040051320127382810-0", "language": "indonesian", "document_title": "Museum Nasional Sejarah Amerika", "passage_text": "Museum Nasional Sejarah Amerika (The National Museum of American History, disingkat NMAH) adalah museum yang mengumpulkan, menyimpan, dan memamerkan peninggalan budaya Amerika di bidang sosial, politik, budaya, sains, dan militer. Museum ini berada di National Mall, Washington, D.C., Amerika Serikat. Pengelolanya adalah Institusi Smithsonian.", "question_text": "Apakah nama museum nasional di Washington, D.C?", "answers": [{"text": "Museum Nasional Sejarah Amerika", "start_byte": 0, "limit_byte": 31}]} {"id": "5231369977171080026-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Okinawa", "passage_text": "Pulau Okinawa (沖縄本島 Okinawa-hontō, atau 沖縄島 Okinawa-jima) adalah pulau terbesar di Kepulauan Okinawa sekaligus di Kepulauan Ryukyu, Jepang. Kota Naha ibu kota Prefektur Okinawa berada di Pulau Okinawa. Pulau ini luasnya 1.201,03km2 dan jaraknya kira-kira 640km sebelah selatan pulau-pulau utama Jepang. Okinawa adalah tempat kelahiran olahraga bela diri karate.", "question_text": "Dimana letak Okinawa?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 147, "limit_byte": 153}]} {"id": "-4066601920234024562-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kapitalisme", "passage_text": "Walaupun demikian, kapitalisme sebenarnya tidak memiliki definisi universal yang bisa diterima secara luas. Beberapa ahli mendefinisikan kapitalisme sebagai sebuah sistem yang mulai berlaku di Eropa pada abad ke-16 hingga abad ke-19, yaitu pada masa perkembangan perbankan komersial Eropa di mana sekelompok individu maupun kelompok dapat bertindak sebagai suatu badan tertentu yang dapat memiliki maupun melakukan perdagangan benda milik pribadi, terutama barang modal, seperti tanah dan manusia guna proses perubahan dari barang modal ke barang jadi. Untuk mendapatkan modal-modal tersebut, para kapitalis harus mendapatkan bahan baku dan mesin terlebih dahulu, kemudian buruh yang berperan sebagai operator mesin guna mendapatkan nilai dari bahan baku yang diolah.", "question_text": "kapan kapitalisme muncul ?", "answers": [{"text": "abad ke-16 hingga abad ke-19", "start_byte": 204, "limit_byte": 232}]} {"id": "-4203052018212199412-66", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "Sebagian besar jalur air Rusia sepanjang 102,000km (63,380mi) terdiri dari sungai atau danau alam. Ibukota Moskwa disebut sebagai \"pelabuhan lima laut\" karena memiliki 5 jalur air menuju Baltik, Laut Putih, Kaspia, Laut Azov dan Laut Hitam.", "question_text": "Apakah ibukota Rusia ?", "answers": [{"text": "Moskwa", "start_byte": 107, "limit_byte": 113}]} {"id": "-4852267196895031577-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "passage_text": "\nBandar Udara Internasional Ngurah Rai (English: Ngurah Rai International Airport), (Hanacaraka: ᬩᬦ᭄ᬤᬃ​ᬉᬤᬭ​-ᬦ᭄ᬢᬾᬃᬦᬲᬶᬬᭀᬦᬮ᭄​ᬗᬸᬭᬄ​ᬭᬿ) (IATA: DPS, ICAO: WADD) atau disebut juga Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai adalah bandar udara internasional yang terletak di sebelah selatan Bali, Indonesia, tepatnya di daerah Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Bali, sekitar 13km dari Denpasar. Bandar Udara Internasional Ngurah Rai merupakan bandara tersibuk ketiga di Indonesia, setelah Bandara Internasional Soekarno-Hatta dan Bandara Internasional Juanda.\n\n\nNama bandara ini diambil dari nama I Gusti Ngurah Rai, seorang pahlawan Indonesia dari Bali.", "question_text": "Apakah nama bandara di Bali ?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "start_byte": 1, "limit_byte": 38}]} {"id": "-3782001388302298197-2", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi olahraga", "passage_text": "Pada awalnya, psikologi olahraga muncul di Amerika Utara pada tahun 1898.[1] Pada saat itu Norman Triplett, seorang psikolog dari Universitas Indiana ingin mengetahui mengapa atlet balap sepeda akan mengendarai sepeda lebih cepat saat bertanding dalam kelompok atau berpasangan, dibandingkan ketika atlet-atlet tersebut bersepeda sendirian.[1][3] Triplett pun menyimpulkan adanya pengaruh psikologis tertentu pada penampilan atlet balap sepeda yang ia sebut sebagai faktor keberadaan orang lain.[1] Triplett juga melakukan penelitian eksperimen terhadap anak-anak yang memancing.[1] Ia menemukan bahwa separuh dari jumlah anak dipengaruhi oleh keberadaan orang lain sehingga ada pengaruh lingkungan sosial sebagai faktor munculnya sikap kompetitif.[1] Sehubungan dengan penelitian-penelitian yang dilakukan Triplett, maka ia disebut sebagai orang pertama yang melakukan studi di bidang Psikologi Olahraga.[1]", "question_text": "Siapa penemu ilmu Psikologi olahraga?", "answers": [{"text": "Norman Triplett", "start_byte": 91, "limit_byte": 106}]} {"id": "-4893594720655546179-5", "language": "indonesian", "document_title": "Alice in Wonderland (film 2010)", "passage_text": "Ratu Merah tidak menyadari identitas Alice dan karena itu ia disambut sebagai tamu. Alice mengetahui bahwa Pedang Vorpal (satu-satunya senjata yang mampu membunuh Jabberwocky) terkunci jauh di dalam kandang Bandersnatch. Knave dengan kasar mencoba merayu Alice, tetapi Alice menampik dirinya; para bawahan melihat ini dan menginformasikan ke Red Queen, tetapi Knave menjawab bahwa Alice merayunya terlebih dahulu, karena mendengar pernyataan itu, Red Queen memerintahkan agar kepala Alice dipenggal. Alice kemudian berhasil mengambil pedang dan berteman dengan Bandersnatch karena Alice mengembalikan satu matanya yang disimpan oleh Dormouse. Knave menemukannya dengan pedang dan berupaya untuk menangkapnya. Alice berhasil lolos dan memberikan pedang ke White Queen. Cheshire Cat menyelamatkan Hatter dari algojo (Jim Carter) dan Hatter menjadi pelopor pemberontakan melawan Red Queen. Alice masih tidak yakin tentang harapan baginya untuk menjadi juara dari White Queen dan ia memutuskan untuk menemui Absolem. Dia mengingatkan Alice tentang kunjungan masa lalunya ke Wonderland tiga belas tahun sebelumnya dan hal itu membantu memberikan keberanian untuk melawan Jabberwocky dan mencapai \"apa yang harus ia lakukan\".", "question_text": "Dimana penggambaran film Alice in Wonderland dilakukan?", "answers": [{"text": "Wonderland", "start_byte": 1070, "limit_byte": 1080}]} {"id": "-7991818957042986662-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Norwegia", "passage_text": "Bendera Norwegia menggunakan desain salib Nordik yang berwarna latar merah dengan salib bewarna biru yang dibatasi oleh warna putih. Bendera ini diinspirasikan dari bendera Denmark (Daneborg). Bendera ini memiliki rasio 22:16 dengan proporsi 6:1:2:1:12.", "question_text": "Apa warna bendera Norwegia ?", "answers": [{"text": "latar merah dengan salib bewarna biru", "start_byte": 63, "limit_byte": 100}]} {"id": "4732556093477525917-47", "language": "indonesian", "document_title": "Kelahiran Yesus", "passage_text": "Bila diperhitungkan dengan adanya kisah pembantaian bayi bayi berusia 2 tahun ke bawah pada akhir masa pemerintahan Herodes (4 SM) atau (1 SM), maka kelahiran Yesus terjadi sesudah tahun 6 SM.", "question_text": "kapankah Yesus Kristus dilahirkan?", "answers": [{"text": "sesudah tahun 6 SM", "start_byte": 173, "limit_byte": 191}]} {"id": "3700623515497517937-4", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "\n\nPada 18 Juni 618, Li Yuan menyatakan diri sebagai kaisar dinasti baru, Tang.[8][9] Peristiwa ini berlangsung setelah pembunuhan Kaisar Yang, sepupu Li Yuan,[3] oleh Jenderal Yuwen Huaji.[8][9] Li Yuan (yang nantinya mengganti namanya menjadi Kaisar Gaozu dari Tang) mulai naik ke tampuk kekuasaan saat menjabat sebagai Adipati Tang dan gubernur Taiyuan selama masa keruntuhan Dinasti Sui, yang salah satunya disebabkan oleh kegagalan Sui dalam menaklukkan Goguryeo selama Perang Goguryeo-Sui.[10][11] Li Yuan memperoleh martabat dan pengalaman militer, dan pada tahun 617 ia memberontak bersama dengan putranya dan putrinya yang juga militan, Putri Pingyang (kematian 623); sang putri bahkan mengumpulkan tentaranya sendiri dan memerintah mereka langsung.[8] Pada tahun 617, Li Yuan menduduki Chang'an dan menjadi wali Kaisar Gong dari Sui, kaisar yang masih anak-anak. Li Yuan menempatkan Kaisar Yang ke posisi Taishang Huang atau kaisar yang sudah pensiun/ayah dari kaisar saat ini.[8] Setelah mendengar kabar pembunuhan Kaisar Yang oleh Jenderal Yuwen Huaji (kematian 619), Li Yuan menyatakan dirinya sebagai kaisar dinasti baru.[8][9] Sebagai Kaisar Gaozu dari Tang, ia menguasai Tang sebagai kaisar pertama dari tahun 618 hingga 626.", "question_text": "Siapakah raja pertama Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "Li Yuan", "start_byte": 20, "limit_byte": 27}]} {"id": "650946943692116080-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gitar", "passage_text": "Gitar adalah sebuah alat musik berdawai yang dimainkan dengan cara dipetik, umumnya menggunakan jari maupun plektrum. Gitar terbentuk atas sebuah bagian tubuh pokok dengan bagian leher yang padat sebagai tempat senar yang umumnya berjumlah enam didempetkan. Gitar secara tradisional dibentuk dari berbagai jenis kayu dengan senar yang terbuat dari nilon maupun baja. Beberapa gitar modern dibuat dari material polikarbonat. Secara umum, gitar terbagi atas 2 jenis: akustik dan elektrik.", "question_text": "berapakah jenis Gitar di dunia?", "answers": [{"text": "akustik dan elektrik", "start_byte": 465, "limit_byte": 485}]} {"id": "-556025042401090706-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cultuurstelsel", "passage_text": "\nCultuurstelsel (harfiah: Sistem Kultivasi atau secara kurang tepat diterjemahkan sebagai Sistem Budi Daya) yang oleh sejarawan Indonesia disebut sebagai Sistem Tanam Paksa, adalah peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum (nila). Hasil tanaman ini akan dijual kepada pemerintah kolonial dengan harga yang sudah dipastikan dan hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Penduduk desa yang tidak memiliki tanah harus bekerja 75 hari dalam setahun (20%) pada kebun-kebun milik pemerintah yang menjadi semacam pajak.", "question_text": "Siapkah yang menciptakan Sistem Tanam Paksa?", "answers": [{"text": "Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch", "start_byte": 213, "limit_byte": 253}]} {"id": "7553167779725188420-5", "language": "indonesian", "document_title": "Anarkisme", "passage_text": "Anarkisme adalah teori politik yang bertujuan untuk menciptakan masyarakat tanpa hierarkis (baik dalam politik, ekonomi, maupun sosial). Para Anarkis berusaha mempertahankan bahwa anarki, ketiadaan aturan-aturan, adalah sebuah format yang dapat diterapkan dalam sistem sosial dan dapat menciptakan kebebasan individu dan kebersamaan sosial. Anarkis melihat bahwa tujuan akhir dari kebebasan dan kebersamaan sebagai sebuah kerja sama yang saling membangun antara satu dengan yang lainnya. Atau, dalam tulisan Bakunin yang terkenal:", "question_text": "Apakah sebutan bagi penganut Ideologi Anarkisme?", "answers": [{"text": "Anarkis", "start_byte": 142, "limit_byte": 149}]} {"id": "-2961390725035231866-29", "language": "indonesian", "document_title": "Krisis finansial Asia 1997", "passage_text": "Meskipun krisis rupiah dimulai pada bulan Juli dan Agustus 1997, krisis ini menguat pada bulan November ketika efek dari devaluasi di musim panas muncul pada neraca perusahaan. Perusahaan yang meminjam dalam dolar harus menghadapi biaya yang lebih besar yang disebabkan oleh penurunan rupiah. Akibatnya, banyak rakyat yang bereaksi dengan menukarkan rupiah dengan dolar AS, menurunkan harga rupiah lebih jauh lagi.\nInflasi rupiah dan peningkatan besar harga bahan makanan menimbulkan kekacauan di Indonesia. Pada bulan Februari 1998, Presiden Suharto memecat Gubernur Bank Indonesia, Sudrajad Djiwandono. Akhirnya, Presiden Suharto dipaksa untuk mundur pada tanggal 21 Mei 1998 dan B.J. Habibie diangkat menjadi presiden. Mulai dari sini krisis moneter indonesia memuncak.", "question_text": "apakah penyebab krisis ekonomi indonesia tahun 1998?", "answers": [{"text": "Inflasi rupiah dan peningkatan besar harga bahan makana", "start_byte": 415, "limit_byte": 470}]} {"id": "-4246806267872580210-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bank Dunia", "passage_text": "Pengoperasian Bank Dunia dijaga melalui pembayaran sebagaimana diatur oleh negara-negara anggota. Aktivitas Bank Dunia saat ini difokuskan dalam bidang seperti pendidikan, pertanian dan industri. Bank Dunia memberi pinjaman dengan tarif preferensial kepada negara-negara anggota yang sedang dalam kesusahan. Sebagai balasannya, pihak Bank juga meminta bahwa langkah-langkah ekonomi perlu ditempuh agar misalnya, tindak korupsi dapat dibatasi atau demokrasi dikembangkan.", "question_text": "Apakah fungsi utama bank dunia?", "answers": [{"text": "memberi pinjaman dengan tarif preferensial kepada negara-negara anggota yang sedang dalam kesusahan", "start_byte": 207, "limit_byte": 306}]} {"id": "7154882413211620940-5", "language": "indonesian", "document_title": "Carok", "passage_text": "Carok dan celurit laksana dua sisi mata uang. Satu sama lain tak bisa dipisahkan. Hal ini muncul di kalangan orang-orang Madura sejak zaman penjajahan Belanda abad ke-18 M. Carok merupakan simbol kesatria dalam memperjuangkan harga diri (kehormatan).", "question_text": "Kapan tradisi Carok dimulai ?", "answers": [{"text": "abad ke-18 M", "start_byte": 159, "limit_byte": 171}]} {"id": "1787169785964096581-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Nasional Jepang", "passage_text": "\nIstilah Kokuyū Tetsudō (\"badan usaha kereta api milik negara\") awalnya terdiri dari jaringan jalur kereta api yang dioperasikan oleh 17 perusahaan swasta yang dinasionalisasi setelah Undang-Undang Nasionalisasi Kereta Api 1906 dan ditempatkan di bawah kendali Institut Kereta Api. Kemudian, Departemen Kereta Api dan Kementerian Transportasi dan Komunikasi mengambil alih kontrol jaringan rel. Kementerian tersebut menggunakan nama Kereta Api Pemerintah Jepang (Japanese Governmen Railways, JGR) untuk merujuk jaringan mereka dalam bahasa Inggris. Selama Perang Dunia II, banyak jalur kereta api milik JGR dibongkar untuk menjaga pasokan baja sebagai upaya untuk memenangkan perang.", "question_text": "Kapan kereta api mulai beroperasi pertama kali di Jepang ?", "answers": [{"text": "1906", "start_byte": 225, "limit_byte": 229}]} {"id": "-5994211721530437137-26", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sanskerta", "passage_text": "\n\nBahasa Sansekerta telah lama hadir di Nusantara sejak ribuan tahun lalu, bahkan banyak nama orang Indonesia yang menggunakan nama-nama India atau Hindu (Sansekerta), meskipun tidak berarti bahwa mereka beragama Hindu. Ini karena pengaruh budaya India yang datang ke Nusantara sejak ribuan tahun yang lalu selama Indianisasi kerajaan-kerajaan Asia Tenggara (Hindu-Buddha), dan sejak itu, budaya India ini dilihat sebagai bagian dari budaya Indonesia, terutama dalam budaya Jawa, Bali, dan beberapa bagian dari Nusantara lainya. Dengan demikian, budaya Hindu atau India yang terkait di Indonesia hadir tidak hanya sebagai bagian dari agama, tetapi juga budaya. Akibatnya, adalah umum untuk menemukan orang-orang Indonesia Muslim atau Kristen dengan nama-nama yang bernuansa India atau Sansekerta. Tidak seperti nama-nama yang berasal dari bahasa Sansekerta dalam bahasa Thai dan Khmer, pengucapan nama-nama Sansekerta dalam bahasa Jawa atau Indonesia mirip dengan pelafalan India asli, kecuali bahwa \"v\" diubah menjadi \"w\", contoh: \"Vishnu\" di India berubah menjadi \"Wisnu\" jika di Indonesia.", "question_text": "kapankah bahasa sanskrit ditemukan di indonesia?", "answers": [{"text": "ribuan tahun lalu", "start_byte": 56, "limit_byte": 73}]} {"id": "-8381699967363142783-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pangeran Dipati", "passage_text": "Pangeran Dipati merupakan gelar berganda yaitu seorang Pangeran yang menjabat sebagai Dipati (Pangeran senior anggota Dewan Mahkota). Pangeran yang menyandang gelar ini biasanya Pangeran ke-2 atau putera kedua dari Sultan yang bertahta atau adik Putera Mahkota, namun jika putera kedua tidak ada maka akan dijabat oleh putera selir yang lainnya. Gelar Pangeran Dipati ini sering dipakai di pulau Jawa, Kalimantan dan lain-lain.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan gelar Pangeran Dipati?", "answers": [{"text": "gelar berganda yaitu seorang Pangeran yang menjabat sebagai Dipati (Pangeran senior anggota Dewan Mahkota)", "start_byte": 26, "limit_byte": 132}]} {"id": "-4429734021609289971-8", "language": "indonesian", "document_title": "Electrical Engineering Awards 2007", "passage_text": "Mulai tahun 2007, Teknik Elektro ITB tidak lagi menyelenggarakan rangkaian acara Electrical Engineering Events, termasuk di dalamnya adalah acara Light Electrical Dreams. Mulai tahun ini, HME ingin lebih fokus dalam memberikan stimulus pada mahasiswa Indonesia agar lebih dapat mengembangkan kemampuan untuk memberi sumbangsih terhadap dunia elektroteknik di Indonesia. Dimulai dari tahun 2007 ini, HME ITB hanya menyelenggarakan satu acara besar yang bersifat nasional yaitu Electrical Engineering Awards 2007. Acara ini tidak bersifat internal seperti tahun-tahun sebelumnya, mahasiswa selain ITB juga diundang untuk berpartisipasi dalam lomba ini. Cakupan pesertanya juga tidak hanya mahasiswa teknik elektro saja. Mahasiswa dari program studi apapun dapat mengikuti lomba ini. Electrical Engineering Awards 2007 diperuntukkan bagi seluruh mahasiswa S1, D1, D2, dan D3 di Indonesia.", "question_text": "Dimana lokasi Electrical Engineering Awards 2007 diadakan?", "answers": [{"text": "ITB", "start_byte": 33, "limit_byte": 36}]} {"id": "5816041362013616936-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radin Inten II", "passage_text": "Radin Inten II (Lampung, 1834 - Lampung, 5 Oktober 1858[1]) adalah seorang pahlawan nasional Indonesia.\nNamanya diabadikan sebagai sebuah Bandara Radin Inten II dan perguruan tinggi IAIN Raden Intan di Lampung.", "question_text": "kapankah Radin Inten II dilahirkan?", "answers": [{"text": "1834", "start_byte": 25, "limit_byte": 29}]} {"id": "-4297724727944727513-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aleksandra Iosifovna", "passage_text": "Adipati Agung Aleksandra Iosifovna dari Rusia (8 Juli 1830 Altenburg – 6 Juli 1911 Sankt-Peterburg), lahir Putri Aleksandra Friederike Henriette dari Sachsen-Altenburg merupakan putri kelima Joseph, Adipati Sachsen-Altenburg dan Amalie Therese Luise Wilhelmine Philippine, Adipati Württemberg. Dia adalah nenek moyang keluarga Kerajaan Inggris, Yunani, Rumania, Yugoslavia dan Spanyol melalui putrinya yang lebih tua, Olga.", "question_text": "Siapakah ibu dari Putri Aleksandra Friederike Henriette?", "answers": [{"text": "Amalie Therese Luise Wilhelmine Philippine", "start_byte": 231, "limit_byte": 273}]} {"id": "7413237730406857733-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi informasi", "passage_text": "Teknologi Informasi (TI), atau dalam bahasa Inggris dikenal dengan istilah Information technology (IT) adalah istilah umum untuk teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi. TI menyatukan komputasi dan komunikasi berkecepatan tinggi untuk data, suara, dan video. Contoh dari Teknologi Informasi bukan hanya berupa komputer pribadi, tetapi juga telepon, TV, peralatan rumah tangga elektronik, dan peranti genggam modern (misalnya ponsel).[1]", "question_text": "Apa pengertian Teknologi Informasi?", "answers": [{"text": "istilah umum untuk teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi", "start_byte": 110, "limit_byte": 252}]} {"id": "4422996678183127699-0", "language": "indonesian", "document_title": "Qere dan Ketiv", "passage_text": "\nQere dan Ketiv, dari bahasa Aram qere atau q're, קְרֵי (\"[apa yang] dibaca\") dan ketiv, atau ketib, kethib, kethibh, kethiv, כְּתִיב (\"[apa yang] ditulis\"), juga dikenal sebagai \"keri uchesiv\" atau \"keri uchetiv,\"mengacu pada sejumlah kecil perbedaan antara apa yang tertulis dalam consonantal teks Alkitab ibrani, yang diawetkan oleh tradisi penulisan, dan apa yang dibaca. Dalam situasi seperti itu, Qere adalahperangkat teknis ortografiyang digunakan untuk menunjukkan pengucapan kata dalam teks MasoretKitab Suci bahasa Ibrani (Tanakh), sedangkan Ketiv menunjukkan bentuk tertulis, yang diwariskan dari tradisi.", "question_text": "Apa itu Qere dan Ketiv?", "answers": [{"text": "sejumlah kecil perbedaan antara apa yang tertulis dalam consonantal teks Alkitab ibrani, yang diawetkan oleh tradisi penulisan, dan apa yang dibaca", "start_byte": 239, "limit_byte": 386}]} {"id": "-3856673029772323925-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahan bakar nuklir", "passage_text": "\nBahan bakar nuklir adalah semua jenis material yang dapat digunakan untuk menghasilkan energi nuklir, demikian bila dianalogikan dengan bahan bakar kimia yang dibakar untuk menghasilkan energi. Hingga saat ini, bahan bakar nuklir yang umum dipakai adalah unsur berat fissil yang dapat menghasilkan reaksi nuklir berantai di dalam reaktor nuklir; Bahan bakar nuklir dapat juga berarti material atau objek fisik (sebagai contoh bundel bahan bakar yang terdiri dari batang bahan bakar yang disusun oleh material bahan bakar, bisa juga dicampur dengan material struktural, material moderator atau material pemantul (reflector) neturon. Bahan bakar nuklir fissil yang seirng digunakan adalah 235U dan 239Pu, dan kegiatan yang berkaitan dengan penambangan, pemurnian, penggunaan dan pembuangan dari material-material ini termasuk dalam siklus bahan bakar nuklir. Siklus bahan bakar nuklir penting adanya karena terkait dengan PLTN dan senjata nuklir.", "question_text": "Apakah bahan bakar nuklir?", "answers": [{"text": "unsur berat fissil yang dapat menghasilkan reaksi nuklir berantai di dalam reaktor nuklir", "start_byte": 256, "limit_byte": 345}]} {"id": "2475234400577170351-0", "language": "indonesian", "document_title": "Banjir bandang", "passage_text": "Banjir bandang atau Air Bah adalah banjir besar yang datang secara tiba-tiba dengan meluap, menggenangi, dan mengalir deras menghanyutkan benda-benda besar (seperti kayu dan sebagainya).[1] Banjir ini terjadi secara tiba-tiba di daerah permukaan rendah akibat hujan yang turun terus-menerus. Banjir bandang terjadi saat penjenuhan air terhadap tanah di wilayah tersebut berlangsung dengan sangat cepat hingga tidak dapat diserap lagi. Air yang tergenang lalu berkumpul di daerah-daerah dengan permukaan rendah dan mengalir dengan cepat ke daerah yang lebih rendah. Akibatnya, segala macam benda yang dilewatinya dikelilingi air dengan tiba-tiba. Banjir bandang dapat mengakibatkan kerugian yang besar.", "question_text": "Apa pengertian dari banjir bandang ?", "answers": [{"text": "banjir besar yang datang secara tiba-tiba dengan meluap, menggenangi, dan mengalir deras menghanyutkan benda-benda besar", "start_byte": 35, "limit_byte": 155}]} {"id": "-1063408878946732831-1", "language": "indonesian", "document_title": "White Rose", "passage_text": "White Rose merilis mini album pertamanya yang berjudul 'Buktikan ‘Ku Bisa EP' yang diproduseri dan didistribusi secara independen pada bulan Maret 2012, diikuti dengan album penuh perdana mereka yang berjudul 'Buka Mata Mereka' yang dirilis pada 15 Mei 2015 di bawah naungan label Heartless Records. [2]", "question_text": "Apakah nama album pertama White Rose?", "answers": [{"text": "Buktikan ‘Ku Bisa EP", "start_byte": 56, "limit_byte": 78}]} {"id": "7946781189115360580-0", "language": "indonesian", "document_title": "Windows 7", "passage_text": "Windows 7 adalah versi windows terakhir yang menggunakan menu start yang menggantikan versi windows sebelumnya, Windows Vista.[5] Windows 7 dirilis untuk pabrikan komputer pada 22 Juli 2009 dan dirilis untuk publik pada 22 Oktober 2009[6], kurang dari tiga tahun setelah rilis pendahulunya, Windows Vista.", "question_text": "Kapan Windows 7 mulai dirilis ?", "answers": [{"text": "untuk pabrikan komputer pada 22 Juli 2009 dan dirilis untuk publik pada 22 Oktober 2009", "start_byte": 148, "limit_byte": 235}]} {"id": "4111265728551511398-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konsumen", "passage_text": "Jika dilihat dari perilaku konsumen dalam mengonsumsi suatu barang dibedakan menjadi dua macam, yaitu perilaku konsumen rasional dan perilaku konsumen irasional.", "question_text": "ada berapakah jenis Perilaku konsumen ?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 85, "limit_byte": 88}]} {"id": "-7281640961151706328-6", "language": "indonesian", "document_title": "Poso Kota Utara, Poso", "passage_text": "Kecamatan Poso Kota Utara memiliki luas 20,04km2. Dengan 57,38 persen, Madale merupakan kelurahan dengan wilayah paling luas di kecamatan Poso Kota Utara. Sedangkan wilayah terkecil yaitu kelurahan Bonesompe, dengan hanya sekitar 0,32km2, sekitar 1,60 persen dari wilayah total kecamatan.[1]", "question_text": "Berapa luas kecamatan Poso Kota Utara?", "answers": [{"text": "20,04km2", "start_byte": 40, "limit_byte": 48}]} {"id": "-1800639289766063067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika", "passage_text": "Afrika adalah benua terbesar ketiga di dunia setelah Asia dan Amerika (utara dan tengah dan selatan) dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia. Dengan luas wilayah 30.224.050 km² termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika meliputi 20,3% dari seluruh total daratan Bumi. Dengan 800 juta penduduk di 54 negara, benua ini merupakan tempat bagi sepertujuh populasi dunia.", "question_text": "berapakah luas benua Afrika?", "answers": [{"text": "30.224.050 km²", "start_byte": 167, "limit_byte": 182}]} {"id": "-1016738478781776980-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pekin Ibrahim", "passage_text": "Mohd Iznan bin Ibrahim atau lebih dikenal sebagai Pekin Ibrahim ()[lower-alpha 1] merupakan seorang aktor, sutradara, penulis skenario, dan produser film Malaysia.[1][2] Ia mulai berkecimpung dalam bidang akting lewat film akting pertamanya Di Ambang Misteri (2004), diikuti oleh beberapa film berikut termasuk Cinta Terakhir (2009), Skrip 7707 (2009), Al-Hijab (2011), Bunohan (2012), Paku Pontianak (2013), Cerita Kita (2013), Coverina (2015), Kampung Drift (2016) dan Volkswagen Kuning (2016). Debut filmnya yang lain termasuk komedi horor Hantu Kak Limah Balik Rumah (2010), komedi musikal Rock Oo! (2013), Lagenda Budak Hostel (2013), Tokan (2013), drama fiksi ilmiah Apokalips X (2014), Ophilia (2014), thriler horor Villa Nabila (2015),[3] Juvana 2 (2015), Jejak Warriors (2015),[4] drama aksi komedi Mat Moto (2016)[5][6] dan horor Munafik (2016).", "question_text": "apakah nama film pertama yang diperankan Pekin Ibrahim ?", "answers": [{"text": "Di Ambang Misteri", "start_byte": 241, "limit_byte": 258}]} {"id": "-3993362548815302497-7", "language": "indonesian", "document_title": "Protein", "passage_text": "struktur primer protein merupakan urutan asam amino penyusun protein yang dihubungkan melalui ikatan peptida (amida). Frederick Sanger merupakan ilmuwan yang berjasa dengan temuan metode penentuan deret asam amino pada protein, dengan penggunaan beberapa enzim protease yang mengiris ikatan antara asam amino tertentu, menjadi fragmen peptida yang lebih pendek untuk dipisahkan lebih lanjut dengan bantuan kertas kromatografik. Urutan asam amino menentukan fungsi protein, pada tahun 1957, Vernon Ingram menemukan bahwa translokasi asam amino akan mengubah fungsi protein, dan lebih lanjut memicu mutasi genetik.\nstruktur sekunder protein adalah struktur tiga dimensi lokal dari berbagai rangkaian asam amino pada protein yang distabilkan oleh ikatan hidrogen. Berbagai bentuk struktur sekunder misalnya ialah sebagai berikut:\nalpha helix (α-helix, \"puntiran-alfa\"), berupa pilinan rantai asam-asam amino berbentuk seperti spiral;\nbeta-sheet (β-sheet, \"lempeng-beta\"), berupa lembaran-lembaran lebar yang tersusun dari sejumlah rantai asam amino yang saling terikat melalui ikatan hidrogen atau ikatan tiol (S-H);\nbeta-turn, (β-turn, \"lekukan-beta\"); dan\ngamma-turn, (γ-turn, \"lekukan-gamma\").[5]\nstruktur tersier yang merupakan gabungan dari aneka ragam dari struktur sekunder. Struktur tersier biasanya berupa gumpalan. Beberapa molekul protein dapat berinteraksi secara fisik tanpa ikatan kovalen membentuk oligomer yang stabil (misalnya dimer, trimer, atau kuartomer) dan membentuk struktur kuartener.\ncontoh struktur kuartener yang terkenal adalah enzim Rubisco dan insulin.", "question_text": "Apa fungsi protein pada Gen?", "answers": [{"text": "translokasi asam amino akan mengubah fungsi protein, dan lebih lanjut memicu mutasi genetik", "start_byte": 520, "limit_byte": 611}]} {"id": "-7917886654919699660-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "Dengan lima anggota, mereka memutuskan untuk menamai band tersebut dengan nama Majesty. Menurut dokumentasi DVD Score, mereka berlima sedang mengantri tiket untuk konser Rush di Berklee Performance Center sambil mendengarkan lagu-lagu Rush dengan boom box. Portnoy lalu berkata bahwa akhiran dari lagu tersebut (Bastille Day) terdengar sangat \"majestic\". Pada saat itulah mereka memutuskan Majesty adalah nama yang bagus untuk sebuah band.[5]", "question_text": "berapakah jumlah personil Dream Theater?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 7, "limit_byte": 11}]} {"id": "8707486418909950105-15", "language": "indonesian", "document_title": "Merdeka 17805", "passage_text": "Lokasi syuting film ini sebagian besar dilakukan di berbagai lokasi bersejarah di Indonesia, seperti di Candi Borobudur di Magelang, Gedung Agung di Keraton Yogyakarta, Taman Makam Pahlawan Kalibata di Jakarta, Lawang Sewu di Semarang, dan Museum Benteng Vredeberg di Yogyakarta.\nFilm ini film perang kedua yang disponsori oleh perusahaan Higashi Nihon House, perusahaan bangunan asal Jepang, yang diproduksi oleh anak perusahaan mereka, Video Production Co. Tokyo, setelah film Puraido: Unmei no toki (1998) namun dengan anggaran yang lebih kecil.\nAwalnya sutradara film Hasebe Yasuharu dijadwalkan sebagai sutradara film ini, namun kemudian digantikan oleh Yukio Fuji\nDuta Besar Indonesia untuk Jepang kala itu, Soemadi Brotodiningrat meninjau bahwa \"Indonesia dan Jepang diharapkan dapat menumbuhkan saling pengertian, terutama generasi muda\" dan berpendapat bahwa produksi film ini bertentangan dengan sejarah dan adat istiadat Indonesia, dan untuk \"..Menghindari adanya pertentangan antara kedua negara, adegan yang tidak layak hendaknya dihapus.\" Adegan yang diminta untuk dihapus di bioskop adalah adegan di mana seorang wanita Jawa mencium bagian atas kaki prajurit pada awal film. Menurut Duta Besar, adegan ini \"..bukan hanya tidak mencerminkan kebenaran sejarah, tapi juga menyakiti perasaan masyarakat Indonesia\". Penasihat Kedutaan Besar Indonesia di Jepang Syahri Sakidin juga menyatakan, adalah tidak berdasarkan sejarah untuk mencium kaki pendatang yang datang di Indonesia, dan meminta adegan ini dihapus untunk menghindari kemarahan masyarakat Indonesia. Perusahaan produksi telah menyampaikan ucapan terima kasih kepada warga di lokasi syuting yang sangat kooperatif. Selain itu, lagu kebangsaan Indonesia \"Indonesia Raya\" juga dinyanyikan di film ini dengan \"kebiasaan yang berbeda\".[4].\nWalaupun hasil penjualan tiket cukup besar (¥ 550.000.000), film ini tidak berhasil sebagai film laris karena pada tahun yang sama kalah dengan film Spirited Away (¥ 304 miliar) dan film Battle Royale (¥ 3,1 miliar). Sejak film ini, Higashi Nihon House menarik diri dari industri film.", "question_text": "Siapa nama sutradara Merdeka 17805?", "answers": [{"text": "Yukio Fuji", "start_byte": 659, "limit_byte": 669}]} {"id": "-5662555729187881435-3", "language": "indonesian", "document_title": "Simple Plan", "passage_text": "Pada Maret 2002, Simple Plan merilis studio album pertama mereka, No Pads, No Helmets...Just Balls yang dilanjutkan denga dirilisnya singel: \"I'm Just a Kid\", \"I'd Do Anything\", \"Addicted\", dan \"Perfect\". Simple Plan tercatat mengatakan bahwa mereka menginginkan album yang murni pop-punk.[5] Judul album ini mengacu pada sebuah frasa populer dari olahraga rugby, \"No pads, no helmets, just balls.\"", "question_text": "Apa nama album pertama Simple Plan?", "answers": [{"text": "No Pads, No Helmets...Just Balls", "start_byte": 66, "limit_byte": 98}]} {"id": "7643062491883580882-11", "language": "indonesian", "document_title": "Pemekaran daerah di Indonesia", "passage_text": "Pemekaran wilayah atau pembentukan daerah otonomi baru semakin marak sejak disahkannya UU No 22 Tahun 1999 tentang Otonomi Daerah yang kemudian direvisi menjadi UU No 32 Tahun 2004. Hingga Desember 2008 telah terbentuk 215 daerah otonom baru yang terdiri dari tujuh provinsi, 173 kabupaten, dan 35 kota. Dengan demikian total jumlahnya mencapai 524 daerah otonom yang terdiri dari 33 provinsi, 398 kabupaten, dan 93 kota. Berikut adalah pemekaran kabupaten dan kota di Indonesia yang sebenarnya sudah berlangsung sejak 1991.", "question_text": "Kapankah pemekaran Kabupaten Pasaman terjadi ?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 519, "limit_byte": 523}]} {"id": "7454086859231874160-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Lapangan Udara Henderson", "passage_text": "Pertempuran memperebutkan Lapangan Udara Henderson, juga dikenal sebagai Pertempuran Henderson Field atau Pertempuran Lunga Point oleh pihak Jepang, terjadi pada tanggal 23-26 Oktober 1942 di dan sekitar Guadalkanal pada Kepulauan Solomon. Pertempuran tersebut adalah pertempuran darat, laut dan udara pada kampanye Pasifik Perang Dunia II dan melibatkan Angkatan Darat dan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dan pasukan Sekutu (terutama Marinir dan Angkatan Darat Amerika Serikat). Pertempuran tersebut adalah pertempuran ketiga dari tiga ofensif darat skala besar yang dilakukan pihak Jepang selama Kampanye Guadalkanal.", "question_text": "Dimanakah letak Lapangan Udara Henderson ?", "answers": [{"text": "sekitar Guadalkanal pada Kepulauan Solomon", "start_byte": 196, "limit_byte": 238}]} {"id": "4810451969502058426-0", "language": "indonesian", "document_title": "Klorfenamin", "passage_text": "Klorfenamin (INN), juga disebut sebagai klorfeniramin (USAN dan dahulu pada BAN), biasanya dipasarkan dalam bentuk klorfeniramin maleat, adalah generasi pertama alkil amina antihistamin yang digunakan pada pencegahan gejala kondisi alergi seperti rhinitis dan urticaria. Senyawa ini mempunyai efek sedasi yang relatif lemah jika dibandingkan dengan antihistamin generasi pertama lainnya. Klorfeniramin adalah salah satu antihistamin yang paling umum digunakan pada pengobatan hewan berukuran kecil. Klorfenamin tampaknya mempunyai efek sebagai antidepressan atau penghilang cemas, meskipun tidak diindikasikan secara formal.[1][2]", "question_text": "Apakah fungsi utama Klorfenamin?", "answers": [{"text": "pencegahan gejala kondisi alergi seperti rhinitis dan urticaria", "start_byte": 206, "limit_byte": 269}]} {"id": "3554688967403021866-19", "language": "indonesian", "document_title": "Resistor", "passage_text": "Sebagai contoh, hijau-biru-kuning-merah adalah 56 x 104Ω = 560 kΩ ± 2%. Deskripsi yang lebih mudah adalah pita pertama berwarna hijau yang mempunyai harga 5, dan pita kedua berwarna biru yang mempunyai harga 6, sehingga keduanya dihitung sebagai 56. Pita ketiga brwarna kuning yang mempunyai harga 104 yang menambahkan empat nol di belakang 56, sedangkan pita keempat berwarna merah yang merupakan kode untuk toleransi ± 2% memberikan nilai 560.000Ω pada keakuratan ± 2%.", "question_text": "Apa maksud pita resistor bewarna merah?", "answers": [{"text": "kode untuk toleransi ± 2% memberikan nilai 560.000Ω pada keakuratan ± 2%", "start_byte": 401, "limit_byte": 476}]} {"id": "1490796403591920999-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kompor", "passage_text": "Kompor (dari bahasa Belanda: komfoor) adalah alat masak yang menghasilkan panas tinggi. Kompor mempunyai ruang tertutup / terisolasi dari luar sebagai tempat bahan bakar diproses untuk memberikan pemanasan bagi barang-barang yang diletakkan di atasnya. Kompor diperkenalkan sejak masa kolonial, sehingga menggunakan bahan bakar cair (terutama minyak tanah atau spiritus bakar), gas (dalam bentuk padatan cair LPG atau lewat pipa saluran), atau elemen pemanas (dengan daya listrik). Kompor biasanya diletakkan di dapur atau laboratorium.", "question_text": "Kapan kompor gas ditemukan ?", "answers": [{"text": "masa kolonial", "start_byte": 280, "limit_byte": 293}]} {"id": "-6348574841297322506-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anime", "passage_text": "\nAnime(Japanese:アニメ, [anime](listen))[lower-alpha 1] adalah animasi dari Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer. Kata anime merupakan singkatan dari \"animation\" dalam bahasa Inggris, yang merujuk pada semua jenis animasi.[1] Di luar Jepang, istilah ini digunakan secara spesifik untuk menyebutkan segala animasi yang diproduksi di Jepang.[2][3] Meskipun demikian, tidak menutup kemungkinan bahwa anime dapat diproduksi di luar Jepang.[4][5][6] Beberapa ahli berpendapat bahwa anime merupakan bentuk baru dari orientalisme.[7]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan anime ?", "answers": [{"text": "animasi dari Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer", "start_byte": 66, "limit_byte": 151}]} {"id": "-4199461220796116079-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Korea", "passage_text": "Dengan menyerahnya Jepang pada tahun 1945, PBB membuat rencana administrasi bersama Uni Soviet dan Amerika Serikat, namun rencana tersebut tidak terlaksana. Pada tahun 1948, pemerintahan baru terbentuk, yang demokratik (Korea Selatan) dan komunis (Korea Utara) yang dibagi oleh garis lintang 38 derajat. Ketegangan antara kedua belah pihak mencuat ketika Perang Korea meletus tahun 1950 ketika pihak Korea Utara menyerang Korea Selatan.", "question_text": "kapankah negara Korea utara didirikan?", "answers": [{"text": "1948", "start_byte": 168, "limit_byte": 172}]} {"id": "4539527171384999108-3", "language": "indonesian", "document_title": "Museum Fatahillah", "passage_text": "Akhirnya pada tahun 1707, atas perintah Gubernur-Jenderal Joan van Hoorn, bangunan ini dibongkar dan dibangun ulang dengan menggunakan pondasi yang sama. Peresmian Balai kota ketiga dilakukan oleh Gubernur-Jenderal Abraham van Riebeeck pada tanggal 10 Juli 1710, dua tahun sebelum bangunan ini selesai secara keseluruhan.[2] Selama dua abad, balai kota Batavia ini digunakan sebagai kantor administrasi kota Batavia. Selain itu juga digunakan sebagai tempat College van Schepenen (Dewan Kotapraja) dan Raad van Justitie (Dewan Pengadilan). Awalnya sidang Dewan Pengadilan dilakukan di dalam Kastil Batavia. Namun dipindahkan ke sayap timur balai kota dan kemudian dipindahkan ke gedung pengadilan yang baru pada tahun 1870.[2]", "question_text": "kapankah Museum Fatahillah didirikan?", "answers": [{"text": "10 Juli 1710", "start_byte": 249, "limit_byte": 261}]} {"id": "4547778465054871813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Protokanonika", "passage_text": "Protokanonika adalah sebutan untuk kitab-kitab Perjanjian Lama yang terdapat dalam Alkitab Ibrani dan dianggap kanonik selama periode pembentukan Kekristenan. Kitab-kitab ini dibedakan dari kitab-kitab Deuterokanonika, yaitu kitab yang termasuk dalam bagian kanon kedua atau dalam bahasa Yunani deuteros. Kedua kelompok membentuk seluruh Kitab Suci seperti diimani Gereja sejak semula. Kitab Deuterokanonika oleh kebanyakan Gereja Protestan disebut apokrif dan dilampirkan pada Kitab Suci saja. Pembedaan Kitab Suci itu menyebabkan perbedaan dalam ajaran kedua gereja tentang hal-hal seperti manfaat doa untuk arwah orang yang telah meninggal dan ada atau tidaknya api penyucian.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Alkitab protokanonika?", "answers": [{"text": "sebutan untuk kitab-kitab Perjanjian Lama yang terdapat dalam Alkitab Ibrani dan dianggap kanonik selama periode pembentukan Kekristenan", "start_byte": 21, "limit_byte": 157}]} {"id": "-5418044702588092593-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Indira Gandhi", "passage_text": "Bandar Udara Internasional Indira Gandhi (IATA: DEL, ICAO: VIDP) merupakan sebuah bandar udara yang terletak di Delhi Barat, 16 kilometers (9.9mi) barat daya di pusat kota New Delhi. Bandara ini merupakan bandara terbesar di India. Dinamai setelah Indira Gandhi, mantan Perdana Menteri India, itu adalah bandara tersibuk di India dalam hal lalu lintas penerbangan harian. Pada tahun 2008, bandara ini melayani 24 juta penumpang.", "question_text": "Apa Bandara terbesar di India?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Indira Gandhi", "start_byte": 0, "limit_byte": 40}]} {"id": "7519297074531628050-4", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Smith", "passage_text": "Adam Smith dikenal luas dengan teori ekonomi '\"laissez-faire\" yang mengumumkan perkumpulan di abad 18 Eropa. Smith percaya akan hak untuk memengaruhi kemajuan ekonomi diri sendiri dengan bebas, tanpa dikendalikan oleh perkumpulan dan/atau negara. Teori ini sampai pada proto-industrialisasi di Eropa, dan mengubah mayoritas kawasan Eropa menjadi daerah perdagangan bebas, membuat kemungkinan akan adanya pengusaha. Dia juga dikenal sebagai \"Bapak Ekonomi\" versi barat.", "question_text": "Siapa bapak ilmu ekonomi dunia?", "answers": [{"text": "Adam Smith", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "759335504237394191-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanada", "passage_text": "Kanada, secara historis dikenal sebagai Dominion of Canada adalah negara paling utara di Amerika Utara. Merupakan federasi dari 10 provinsi dan 3 teritori dengan sistem desentralisasi dan pemerintahan berbentuk monarki konstitusional. Dibentuk tahun 1867 dengan undang-undang Konfederasi. Ibu kota Kanada adalah Ottawa tempat parlemen nasional, tempat tinggal Gubernur Jenderal dan Perdana Menteri. Merupakan bekas jajahan Perancis dan Britania Raya. Kanada adalah anggota La Francophonie dan negara Persemakmuran. Kanada merupakan negara terluas di Amerika Utara. Luas negara Kanada adalah 9.970.610 kilometer persegi. Kanada digolongkan negara maju dan ekonominya tergantung terutama pada ketersediaan hasil alam yang melimpah.", "question_text": "berapakah luas Kanada?", "answers": [{"text": "9.970.610 kilometer persegi", "start_byte": 591, "limit_byte": 618}]} {"id": "1925223027811155869-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "\nKatolik Roma pertama tiba pada tahun 1511 di tanah Aceh, yaitu dari Ordo Karmel, dan 1534 di kepulauan Maluku melalui orang Portugis yang dikirim untuk eksplorasi. Fransiskus Xaverius, misionaris Katolik Roma dan pendiri Ordo Yesuit bekerja di kepulauan Maluku pada tahun 1546 sampai tahun 1547.", "question_text": "Siapakah yang membawa agama kristen masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "Fransiskus Xaverius", "start_byte": 165, "limit_byte": 184}]} {"id": "2565179980555549381-9", "language": "indonesian", "document_title": "Aqua (air mineral)", "passage_text": "Tirto mendirikan pabrik pertamanya di Pondok Ungu, Bekasi, dan menamai pabrik itu PT Golden Mississippi dengan kapasitas produksi enam juta liter per tahun.[1] Tirto sempat ragu dengan nama PT Golden Mississippi yang meskipun cocok dengan target pasarnya, ekspatriat, namun terdengar asing di telinga orang Indonesia.[2] Sebelum bernama Aqua, dahulu bernama Puritas (nama lain dari Pure Artesian Water), yang berlogo daun semanggi. Tetapi, Eulindra Lim, mengusulkan untuk menggunakan nama Aqua karena cocok terhadap imej air minum dalam botol serta tidak sulit untuk diucapkan. Ia setuju dan mengubah merek produknya dari Puritas menjadi Aqua pada bulan Oktober 1974, karena kata Puritas sulit diucapkan. Dua tahun kemudian, produksi pertama Aqua diluncurkan dalam bentuk kemasan botol kaca ukuran 950 ml dengan harga jual Rp. 75, hampir dua kali lipat harga bensin yang ketika itu bernilai Rp.46/liter.[1]", "question_text": "Siapakah yang mendirikan PT Aqua Golden Mississippi ?", "answers": [{"text": "Tirto", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-4150325906565021153-0", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi", "passage_text": "\n\nPsikologi merupakan salah satu bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan tentang perilaku, fungsi mental, dan proses mental manusia secara ilmiah.[1] Para praktisi di bidang psikologi disebut sebagai psikolog. Para psikolog berusaha mempelajari peran fungsi mental dalam perilaku individu maupun kelompok, selain juga mempelajari tentang proses fisiologis dan neurobiologis yang mendasari perilaku.", "question_text": "Apa cabang ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia?", "answers": [{"text": "Psikologi", "start_byte": 2, "limit_byte": 11}]} {"id": "-3983147729786877951-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ksatria Baja Hitam", "passage_text": "Ksatria Baja Hitam atau judul aslinya Kamen Rider BLACK(仮面ライダーBLACK,Kamen Raidā Burakku) adalah program acara serial televisi ciptaan Shotaro Ishinomori yang dibuat oleh Toei. Kamen Rider BLACK adalah serial Kamen Rider yang ke-8 dari serangkaian serial Kamen Rider. Serial yang terdiri dari 51 episode ini merupakan hasil produksi bersama Mainichi Broadcasting System / TBS, dan disiarkan di Jepang mulai tanggal 4 Oktober 1987 sampai dengan tanggal 9 Oktober 1988. Di Indonesia, program ini ditayangkan pertama kali di Indonesia oleh RCTI pada tahun 1993 dan ditayangkan ulang oleh Indosiar pada 2004-2006[1] yang sering disingkat dengan nama KBH.", "question_text": "dimanakah Kamen Rider pertama kali dibuat?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 416, "limit_byte": 422}]} {"id": "-6071202268884456119-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Juara Dunia Pembalap Formula Satu", "passage_text": "Juara dunia Formula Satu yang pertama adalah Nino Farina. Kejuaraan dunia pembalap F1 diadakan pertama kali pada 1950. Pembalap pertama yang menjadi juara dunia secara berturut-turut adalah Alberto Ascari, yang menjadi juara dunia pada musim 1952 dan 1953.", "question_text": "Siapakah yang memenangi F1 pertama ?", "answers": [{"text": "Nino Farina", "start_byte": 45, "limit_byte": 56}]} {"id": "2147548212516655628-4", "language": "indonesian", "document_title": "Majelis Rasulullah", "passage_text": "Habib Munzir membuka majelis malam selasa dari rumah kerumah, mengajarkan Fiqh dasar, namun tampak ummat kurang bersemangat menerima bimbingannya, dan Habib Munzir terus mencari sebab agar masyarakat ini asyik kepada kedamaian, meninggalkan kemungkaran dan mencintai sunnah sang Nabi saw, maka Habib Munzir mengubah penyampaiannya, ia tidak lagi membahas permasalahan Fiqih dan kerumitannya, melainkan mewarnai bimbingannya dengan nasihat-nasihat mulia dari Hadits-hadits Rasul saw dan ayat Alqur'an dengan Amr Ma'ruf Nahi Munkar, dan lalu dia memperlengkap penyampaiannya dengan bahasa Sastra yang dipadu dengan kelembutan ilahi dan tafakkur penciptaan alam semesta, yang kesemuanya di arahkan agar masyarakat menjadikan Rasul saw sebagai idola, maka pengunjung semakin padat hingga ia memindahkan Majelis dari Musholla ke musholla, lalu Musholla pun tak mampu menampung hadirin yang semakin padat, maka Munzir memindahkan Majelisnya dari Masjid ke Masjid secara bergantian.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Majelis Rasulullah ?", "answers": [{"text": "Habib Munzir", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-975402440410317277-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anarkisme", "passage_text": "\nAnarkisme atau dieja anarkhisme adalah filsafat politik yang menganjurkan masyarakat tanpa negara atau sering didefinisikan sebagai lembaga sukarela yang mengatur diri sendiri.[1][2][3][4] Tapi beberapa penulis telah mendefinisikan sebagai lembaga yang lebih spesifik berdasarkan asosiasi bebas non-hierarkis.[5][6][7][8] Anarkisme berpegangan pada konsep bahwa negara menjadi tidak diinginkan, tidak perlu, atau berbahaya.[9][10]\nSementara anti-statisme adalah pusat dari pemikiran ini,[11] anarkisme juga menentang otoritas atau organisasi hierarkis dalam pelaksanaan hubungannya dengan manusia, sehingga tidak terbatas pada sistem negara saja.[6][12][13][14][15][16][17][18]", "question_text": "Apa itu Anarkisme?", "answers": [{"text": "filsafat politik yang menganjurkan masyarakat tanpa negara atau sering didefinisikan sebagai lembaga sukarela yang mengatur diri sendiri", "start_byte": 40, "limit_byte": 176}]} {"id": "-7379489342452460404-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Jerman", "passage_text": "Peralihan dari mata uang resmi yang lama ke euro di Jerman berbeda dengan negara-negara Zona Euro lainnya. Di negara-negara lain, saat peralihan mata uang resmi lama dan euro beredar berdampingan selama dua bulan. Tetapi, di Jerman, koin dan uang kertas mark masih diterima sebagai pembayaran yang sah hingga 28 Februari 2002. Dan pihak Deutsche Bundesbank menjamin bahwa semua uang mark tunai dapat diganti ke Euro tanpa batas waktu dan dapat dilakukan di semua cabang Bundesbank di Jerman. Uang kertas bahkan dapat dikirim ke bank melalui pos.[1]", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan di Jerman ?", "answers": [{"text": "Euro", "start_byte": 411, "limit_byte": 415}]} {"id": "-1116041020691415593-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jaringan", "passage_text": "Jaringan dalam biologi adalah sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang sama. Jaringan-jaringan yang berbeda dapat bekerja sama untuk suatu fungsi fisiologi yang sama membentuk organ. Jaringan dipelajari dalam cabang biologi yang dinamakan histologi, sedangkan cabang biologi yang mempelajari berubahnya bentuk dan fungsi jaringan dalam hubungannya dengan penyakit adalah histopatologi.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan jaringan ?", "answers": [{"text": "sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi yang sama", "start_byte": 30, "limit_byte": 86}]} {"id": "-5939920084537741835-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Singasari", "passage_text": "Pada tahun 1254 terjadi perseteruan antara Kertajaya raja Kerajaan Kadiri melawan kaum brahmana. Para brahmana lalu menggabungkan diri dengan Ken Arok yang mengangkat dirinya menjadi raja pertama Tumapel bergelar Sri Rajasa Sang Amurwabhumi. Perang melawan Kerajaan Kadiri meletus di desa Ganter yang dimenangkan oleh pihak Tumapel.", "question_text": "siapakah raja pertama dari kerajaan Singasari?", "answers": [{"text": "Ken Arok", "start_byte": 142, "limit_byte": 150}]} {"id": "5924111351189785135-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tambang Grasberg", "passage_text": "\n\nTambang Grasberg adalah tambang emas terbesar di dunia dan tambang tembaga ketiga terbesar di dunia. Tambang ini terletak di provinsi Papua di Indonesia dekat latitude -4,053 dan longitude 137,116, dan dimiliki oleh Freeport yang berbasis di AS (48,74%), Pemerintah Indonesia (51,23%). Operator tambang ini adalah PT Freeport Indonesia (anak perusahaan dari Freeport McMoran Copper and Gold). Biaya membangun tambang di atas gunung sebesar 3 miliar dolar AS. Pada 2004, tambang ini diperkirakan memiliki cadangan 46 juta ons emas. Pada 2006 produksinya adalah 610.800 ton tembaga; 58.474.392 gram emas; dan 174.458.971 gram perak[1].", "question_text": "Dimanakah tambang emas terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Tambang Grasberg", "start_byte": 2, "limit_byte": 18}]} {"id": "115046170043595531-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Kaisar Romawi Timur", "passage_text": "Daftar ini dimulai dengan Konstantinus I, Kaisar Romawi pertama yang menganut Kristiani, yang mendirikan Konstantinopel, dan yang juga dianggap oleh Kaisar-kaisar Bizantium selanjutnya sebagai tokoh pemimpin. Diokletianus yang merupakan pendahulunya terkadang dianggap Kaisar \"Bizantium\" pertama di dalam akal politik, karena ia menggantikan jebakan-jebakan republika di kantor dengan otokrasi yang mudah, menandai transisi dari Kepangeranan menjadi Dominan yang absolutis, bentuk yang biasanya lebih oriental dan monarki Helenistik yang mencirikan Kekaisaran. Akan tetapi hanya di bawah kekuasaan Konstantinuslah karakteristik utama dari negara Bizantium muncul: sebuah pemerintahan Romawi berpusat di Konstantinopel dan budaya didominasi oleh Timur Yunani, dengan agama Kristen sebagai agama negara.", "question_text": "Siapkah raja pertama Bizantium ?", "answers": [{"text": "Konstantinus I", "start_byte": 26, "limit_byte": 40}]} {"id": "5704015743386103631-0", "language": "indonesian", "document_title": "Luca Guadagnino", "passage_text": "Luca Guadagnino (lahir tanggal 10 Agustus 1971) merupakan seorang sutradara film Italia.[1] Ia dikenal sebagai sutradara film Melissa P. tahun 2005. Ia berkolaborasi dengan Tilda Swinton beberapa kali dalam film The Protagonists (1999), I Am Love (2010), A Bigger Splash (2015) dan Suspiria (2018).", "question_text": "Kapan Luca Guadagnino lahir ?", "answers": [{"text": "10 Agustus 1971", "start_byte": 31, "limit_byte": 46}]} {"id": "1850208094019627224-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ani Yudhoyono", "passage_text": "Hj. Kristiani Herrawati (), atau lebih dikenal dengan nama Ani Yudhoyono, adalah Ibu Negara Republik Indonesia sejak 20 Oktober 2004 hingga 20 Oktober 2014. Ia adalah istri dari Presiden Indonesia keenam, Dr. H. Susilo Bambang Yudhoyono.[1]", "question_text": "Siapakah suami dari Kristiani Herawati ?", "answers": [{"text": "Dr. H. Susilo Bambang Yudhoyono", "start_byte": 205, "limit_byte": 236}]} {"id": "7371507463985347277-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gajah", "passage_text": "Gajah merupakan hewan herbivora yang dapat ditemui di berbagai habitat, seperti sabana, hutan, gurun, dan rawa-rawa. Mereka cenderung berada di dekat air. Gajah dianggap sebagai spesies kunci karena dampaknya terhadap lingkungan. Hewan-hewan lain cenderung menjaga jarak dari gajah, dan predator-predator seperti singa, harimau. hyena, dan anjing liar biasanya hanya menyerang gajah muda. Gajah betina cenderung hidup dalam kelompok keluarga, yang terdiri dari satu betina dengan anak-anaknya atau beberapa betina yang berkerabat beserta anak-anak mereka. Kelompok ini dipimpin oleh individu gajah yang disebut matriark, yang biasanya merupakan betina tertua. Gajah memiliki struktur kelompok fisi-fusi, yaitu ketika kelompok-kelompok keluarga bertemu untuk bersosialisasi. Gajah jantan meninggalkan kelompok keluarganya ketika telah mencapai masa pubertas, dan akan tinggal sendiri atau bersama jantan lainnya. Jantan dewasa biasanya berinteraksi dengan kelompok keluarga ketika sedang mencari pasangan dan memasuki tahap peningkatan testosteron dan agresi yang disebut musth, yang membantu mereka mencapai dominasi dan keberhasilan reproduktif. Anak gajah merupakan pusat perhatian kelompok keluarga dan bergantung pada induknya selama kurang lebih tiga tahun. Gajah dapat hidup selama 70 tahun di alam bebas. Mereka berkomunikasi melalui sentuhan, penglihatan, penciuman, dan suara; gajah juga menggunakan infrasonik dan komunikasi seismik untuk jarak jauh. Kecerdasan gajah telah dibandingkan dengan kecerdasan primata dan cetacea. Mereka tampaknya memiliki kesadaran diri dan menunjukkan empati kepada gajah lain yang hampir atau sudah mati.", "question_text": "Dimana habitat gajah?", "answers": [{"text": "sabana, hutan, gurun, dan rawa-rawa", "start_byte": 80, "limit_byte": 115}]} {"id": "4846737325383698785-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serangga", "passage_text": "Serangga (disebut pula insecta, dibaca \"insekta\", berasal dari bahasa Latin insectum, sebuah kata serapan dari bahasa Yunani ἔντομον [éntomon], yang artinya \"terpotong menjadi beberapa bagian\") adalah salah satu kelas avertebrata di dalam filum arthropoda yang memiliki exoskeleton berkitin , bagian tubuhnya terbagi menjadi tiga bagian, yaitu kepala, thorax, dan abdomen), tiga pasang kaki yang terhubung ke thorax, memiliki mata majemuk, dan sepasang antena. Serangga termasuk salah satu kelompok hewan yang paling beragam, mencakup lebih dari satu juta spesies dan menggambarkan lebih dari setengah organisme hidup yang telah diketahui.[2][3] Jumlah spesies yang masih ada diperkirakan antara enam hingga sepuluh juta [2][4][5] dan berpotensi mewakili lebih dari 90% bentuk kehidupan hewan yang berbeda-beda di bumi.[6] Serangga dapat ditemukan di hampir semua lingkungan, meskipun hanya sejumlah kecil yang hidup di lautan, suatu habitat yang didominasi oleh kelompok arthropoda lain, krustasea.", "question_text": "Ada berapa jenis serangga ?", "answers": [{"text": "enam hingga sepuluh juta", "start_byte": 705, "limit_byte": 729}]} {"id": "1609219433195155077-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional H.A.S. Hanandjoeddin", "passage_text": "\nBandar Udara Internasional H.A.S. Hanandjoeddin atau sebelumnya dikenal juga dengan nama Bandar Udara Internasional Buluh Tumbang (IATA: TJQ, ICAO: WIKT, sebelumnya WIKD and WIOD) adalah sebuah Bandar udara internasional yang terletak di Tanjung Pandan, Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung. Bandar Udara ini telah melayani penerbangan domestik dan internasional dari Belitung menuju Jakarta, Pangkal Pinang, Kuala Lumpur, Singapura, Bandar Lampung dan Palembang. mengingat Belitung sebagai destinasi wisata baru, Bandara ini semakin membenahi infrastruktur dan pelayanannya.", "question_text": "Apa nama bandara di Kepulauan Bangka ?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional H.A.S. Hanandjoeddin", "start_byte": 1, "limit_byte": 48}]} {"id": "-3585906899946194769-0", "language": "indonesian", "document_title": "Luxor Las Vegas", "passage_text": "Luxor adalah sebuah hotel dan kasino yang terletak di Las Vegas Strip di Paradise, Nevada. Merupakan salah satu megaresor pertama yang bertema secara menyeluruh. Tanah dibuka untuk Luxor tahun 1991, pembangunan pada tahun itu juga dilakukan pada Treasure Island dan MGM Grand. Memiliki motif Mesir Kuno dan berisi 4.407 kamar mengikuti dinding interior piramida dan terletak di antara dua menara ziggurat yang dibangun sebagai tambahan. Hotel ini dinamai setelah kota Luxor (Thebes kuno) di Mesir, situs Lembah Para Raja, Karnak dan Kuil Luxor, dan menampilkan monumen Mesir lainya — tetapi tanpa piramida.", "question_text": "kapan hotel Luxor dibangun ?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 193, "limit_byte": 197}]} {"id": "6612261091424019194-30", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "\nRepublik Rakyat Tiongkok mempunyai kontrol administratif terhadap 22 provinsi (省); pemerintah RRT menganggap Taiwan (台湾) sebagai provinsi ke-23 (lihat Status politik Taiwan untuk keterangan lebih lanjut). Pihak pemerintah juga mengklaim Laut Tiongkok Selatan yang kini masih diperebutkan. Selain dari provinsi-provinsi tersebut, terdapat juga 5 daerah otonomi (自治区) yang berisi banyak etnis minoritas; 4 munisipalitas (直辖市) untuk kota-kota terbesar Tiongkok dan 2 daerah administratif khusus (SAR) (特别行政区) yang diperintah RRT.", "question_text": "Berapakah provinsi yang terdapat di Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "22", "start_byte": 67, "limit_byte": 69}]} {"id": "5601161818981788817-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peptida antimikrobial", "passage_text": "Peptida antimikrobial adalah komponen yang telah berevolusi dan terdapat secara permanen pada sistem imun bawaan dan ditemukan di seluruh kelas kehidupan. Perbedaan mendasar terdapat pada sel prokariot dan eukariot, yaitu yang merupakan target dari peptida antimikrobial. Peptida ini merupakan spektrum antibiotik yang luas. Peptida antimikrobial terbukti mampu membunuh bakteri gram positif dan bakteri gram negatif, termasuk strain yang yang resisten terhadap antibiotik konvensional, mycobacteria, virus yang terbungkus kapsul, jamur, dan bahkan sel kanker. Tidak seperti kebanyakan antibiotik konvensional, peptida antimikrobial dapat meningkatkan kekebalan dengan berfungsi sebagai immunomodulator.", "question_text": "Apa fungsi Peptida antimikrobial?", "answers": [{"text": "immunomodulator", "start_byte": 687, "limit_byte": 702}]} {"id": "-3723537323883658031-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "Kapankah komputer ditemukan ?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 260, "limit_byte": 264}]} {"id": "8623744762688697878-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karate", "passage_text": "Karate (Japanese: 空 手) adalah seni bela diri yang berasal dari Jepang. Seni bela diri ini sedikit dipengaruhi oleh Seni bela diri Cina kenpō. Karate dibawa masuk ke Jepang lewat Okinawa dan mulai berkembang di Ryukyu Islands. Seni bela diri ini pertama kali disebut \"Tote” yang berarti seperti “Tinju China”. Ketika karate masuk ke Jepang, nasionalisme Jepang pada saat itu sedang tinggi-tingginya, sehingga Sensei Gichin Funakoshi mengubah kanji Okinawa (Tote: Tinju China) dalam kanji Jepang menjadi ‘karate’ (Tangan Kosong) agar lebih mudah diterima oleh masyarakat Jepang. Karate terdiri dari atas dua kanji. Yang pertama adalah ‘Kara’ 空 dan berarti ‘kosong’. Dan yang kedua, ‘te’ 手, berarti ‘tangan'. Yang dua kanji bersama artinya “tangan kosong” 空手 (pinyin: kongshou).", "question_text": "dari manakah karate berasal?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 67, "limit_byte": 73}]} {"id": "3345446277066500462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Manchester United F.C.", "passage_text": "\nManchester United Football Club adalah sebuah klub sepak bola profesional Inggris yang berbasis di Old Trafford, Manchester Raya, yang bermain di Liga Inggris. Didirikan sebagai Newton Heath LYR Football Club pada tahun 1878, klub ini berganti nama menjadi Manchester United pada 1902 dan pindah ke Old Trafford pada tahun 1910.", "question_text": "Kapan tim Manchester United pertama dibentuk?", "answers": [{"text": "1878", "start_byte": 221, "limit_byte": 225}]} {"id": "-7646216863873875034-2", "language": "indonesian", "document_title": "Spotify", "passage_text": "Spotify diluncurkan pada September 2008 oleh Swedia startup Spotify AB. Pada Juni 2015 Spotify memiliki lebih dari 75 juta pengguna aktif, termasuk sekitar 20 juta pengguna berbayar. Jumlah pelanggan dibayarkan mencapai 30 juta pada Maret 2016. Spotify Ltd beroperasi sebagai perusahaan induk, yang berkantor pusat di London, sementara Spotify AB menangani penelitian dan pengembangan di Stockholm.", "question_text": "Siapakah yang mengembankan Spotify ?", "answers": [{"text": "Spotify AB", "start_byte": 60, "limit_byte": 70}]} {"id": "-4356116169256196455-14", "language": "indonesian", "document_title": "Vitamin", "passage_text": "Secara umum, golongan vitamin B berperan penting dalam metabolisme di dalam tubuh, terutama dalam hal pelepasan energi saat beraktivitas.[21] Hal ini terkait dengan peranannya di dalam tubuh, yaitu sebagai senyawa koenzim yang dapat meningkatkan laju reaksi metabolisme tubuh terhadap berbagai jenis sumber energi. Beberapa jenis vitamin yang tergolong dalam kelompok vitamin B ini juga berperan dalam pembentukan sel darah merah (eritrosit). Sumber utama vitamin B berasal dari susu, gandum, ikan, dan sayur-sayuran hijau.[20]", "question_text": "Apakah fungsi utama vitamin B?", "answers": [{"text": "pelepasan energi saat beraktivitas", "start_byte": 102, "limit_byte": 136}]} {"id": "-7720405589027576710-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Romansh", "passage_text": "Pada sensus tahun 2000 di Swiss, 35.095 orang (27.038 orang di antaranya tinggal di kanton Graubünden) menyebutkan bahasa Romansh sebagai bahasa \"perintah terbaik\" dan 61.815 orang menyebutkan sebagai bahasa yang \"lazim dituturkan\".[4] Pada tahun 2010, Swiss beralih ke sistem tahunan yang menggunakan kombinasi antara data warga munisipal dan sejumlah survei.[5] Berdasarkan sistem tahunan ini, jumlah orang yang berumur 15 tahun ke atas yang melaporkan bahasa Romansh sebagai bahasa utama mereka adalah 36.622 pada tahun 2012.[1] Karena dituturkan oleh sekitar 0,9% dari 7,7 juta jiwa penduduk Swiss, bahasa Romansh menjadi bahasa nasional Swiss yang paling sedikit digunakan dalam hal jumlah penutur dan bahasa paling banyak dituturkan kesebelas di Swiss secara keseluruhan.[6] Wilayah bahasa dan jumlah penutur bahasa Romansh terus-menerus menyusut, meskipun penggunaan bahasa ini masih kuat di daerah-daerah tertentu.", "question_text": "Berapa penutur Bahasa Romansh di Swiss tahun 2012?", "answers": [{"text": "36.622", "start_byte": 506, "limit_byte": 512}]} {"id": "-4558801915111166098-2", "language": "indonesian", "document_title": "Petŭr II Delyan", "passage_text": "Mereka yang percaya bahwa ia sebenarnya adalah putra Radomir, berpikir bahwa ia lahir dari pernikahan Radomir dengan Marguerite, saudari Raja István I dari Hongaria (996/997). Ibunda Petŭr diusir saat hamil dari istana Samuil sebelum aksesi Gavril Radomir, tetapi mengingat karier Delyan berikutnya, kemungkinan dia telah lahir dan tinggal di Bulgaria bersama ayahandanya.[3]", "question_text": "Siapa orangtua Petŭr II Delyan?", "answers": [{"text": "Radomir dengan Marguerite", "start_byte": 102, "limit_byte": 127}]} {"id": "-5382003876512978281-16", "language": "indonesian", "document_title": "Negeri Franka", "passage_text": "Teudebert adalah raja Franka pertama yang secara resmi memutuskan hubungan dengan Kekaisaran Bizantin dengan cara mencetak uang emas sendiri yang bergambar wajahnya, dan menggelari dirinya sendiri dengan sebutan magnus rex (maharaja) karena ia juga berkuasa atas berbagai suku bangsa sampai ke Panonia. Teudebert melibatkan diri dalam Perang Goth dengan membantu orang Gepid dan orang Lombardi melawan orang Ostrogoth. Sebagai balas jasa, ia mendapatkan Provinsi Resia, Provinsi Norikum, dan sebagian dari wilayah Veneto.", "question_text": "Siapakah Raja Franka yang pertama?", "answers": [{"text": "Teudebert", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-286701892703111074-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Dengan Konstantinopel sebagai ibu kotanya dan kekuasaannya atas wilayah yang luas di sekitar cekungan Mediterania, Kesultanan Utsmaniyah menjadi pusat interaksi antara dunia Timur dan Barat selama lebih dari enam abad. Kesultanan ini bubar pasca Perang Dunia I, tepatnya pada 1 November 1922. Pembubarannya berujung pada kemunculan rezim politik baru di Turki, serta pembentukan Balkan dan Timur Tengah yang baru.[12]", "question_text": "Dimana wilayah kekuasaan Dinasti Utsmaniyah?", "answers": [{"text": "Konstantinopel sebagai ibu kotanya dan kekuasaannya atas wilayah yang luas di sekitar cekungan Mediterania", "start_byte": 7, "limit_byte": 113}]} {"id": "5390354286988038813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hayam Wuruk", "passage_text": "Hayam Wuruk adalah raja keempat Kerajaan Majapahit yang memerintah tahun 1350-1389, bergelar Maharaja Sri Rajasanagara. Di bawah pemerintahannya, Kerajaan Majapahit mencapai puncak kejayaannya.", "question_text": "Siapakah Hayam Wuruk?", "answers": [{"text": "raja keempat Kerajaan Majapahit yang memerintah tahun 1350-1389, bergelar Maharaja Sri Rajasanagara", "start_byte": 19, "limit_byte": 118}]} {"id": "529390388036403005-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lin Zexu", "passage_text": "Lin dilahirkan di Fuzhou, Provinsi Fujian. Pada masa mudanya, ia membantu ayahnya yang bekerja sebagai pembuat bunga buatan. Dengan bantuan seorang teman ayahnya yang kaya yang belakangan menjadi mertuanya, ia akhirnya bisa bersekolah dan berhasil lulus ujian kerajaan untuk menjadi pejabat. Tahun 1811, ia menerima gelar Jinshi, yaitu gelar kesarjanaan tertinggi saat itu sehingga ditunjuk menjadi juru sensor. Kariernya terus menanjak hingga diangkat sebagai gubernur jenderal untuk Provinsi Hubei dan Hunan pada tahun 1837.", "question_text": "Kapan Lin Zexu diangkat menjadi pejabat ?", "answers": [{"text": "1837", "start_byte": 521, "limit_byte": 525}]} {"id": "-6290726864101608395-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahudi di Indonesia", "passage_text": "Kehadiran orang Yahudi pertama kali di kepulauan Indonesia telah dikonfirmasi dalam sebuah teks tertulis yang berasal dari akhir Abad Pertengahan. Orang ini adalah seorang pedagang dari Fustat di Mesir, yang meninggal di pelabuhan Barus, Sumatera Utara tahun 1290.\nPada tahun 1859, pengelana Yahudi, Jacob Saphir, adalah orang pertama yang menulis mengenai komunitas Yahudi di Hindia Belanda, setelah mengunjungi Batavia. Di Batavia, ia telah banyak berbicara dengan seorang Yahudi lokal, yang telah memberitahunya bahwa ada sekitar 20 keluarga Yahudi di kota itu dan beberapa di Semarang. Kebanyakan Yahudi yang hidup di Hindia Belanda pada abad ke-19 adalah Yahudi Belanda yang bekerja sebagai pedagang atau hal-hal yang berhubungan dengan Rezim Kolonial Belanda. Namun, beberapa anggota komunitas juga merupakan imigran Yahudi dari Irak atau Yaman. Pada masa Pemerintahan Belanda di Indonesia, Agama Yahudi diakui sebagai salah satu agama resmi.", "question_text": "kapan yahudi masuk ke Indonesia pertama kali?", "answers": [{"text": "Abad Pertengahan", "start_byte": 129, "limit_byte": 145}]} {"id": "-25333154852712608-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hiperteks", "passage_text": "Dalam komputer, hiperteks adalah paradigma antarmuka pengguna untuk menampilkan dokumen yang berisi referensi-silang otomatis ke dokumen lainnya yang disebut hiperlink. Memilih hiperlink menyebabkan komputer menampilkan dokumen yang terhubungkan dalam waktu sangat singkat.", "question_text": "Apa itu dokumen hiperteks ?", "answers": [{"text": "paradigma antarmuka pengguna untuk menampilkan dokumen yang berisi referensi-silang otomatis ke dokumen lainnya yang disebut hiperlink", "start_byte": 33, "limit_byte": 167}]} {"id": "-1497450045864985876-0", "language": "indonesian", "document_title": "Scream (film)", "passage_text": "Scream adalah sebuah film horor yang sebagian besar berlokasi di Santa Rosa (California). Film yang disutradarai oleh Wes Craven ini pemainnya antara lain adalah David Arquette, Neve Campbell, Courteney Cox, Matthew Lillard, Rose McGowan, Skeet Ulrich, Drew Barrymore, dan masih banyak lagi. Tanggal rilisnya pada 20 Desember 1996. Film ini adalah serial pertama dari Serial film Scream.", "question_text": "Kapan serial Scream pertama dirilis ?", "answers": [{"text": "20 Desember 1996", "start_byte": 314, "limit_byte": 330}]} {"id": "-3617817898114132250-0", "language": "indonesian", "document_title": "Academy of Motion Picture Arts and Sciences", "passage_text": "Academy of Motion Picture Arts and Sciences (AMPAS) atau Akademi Seni dan Pengetahuan Perfilman adalah organisasi profesi para sineas profesional yang didirikan 11 Mei 1972 di California. Organisasi ini bertujuan meningkatkan seni dan pengetahuan film dan beranggotakan lebih dari 6.000 sineas profesional.[2]", "question_text": "Apa itu Academy of Motion Picture Arts and Sciences?", "answers": [{"text": "organisasi profesi para sineas profesional yang didirikan 11 Mei 1972 di California", "start_byte": 103, "limit_byte": 186}]} {"id": "4800577856820959092-0", "language": "indonesian", "document_title": "Leonard Kleinrock", "passage_text": "Leonard Kleinrock () adalah seorang insinyur dan ilmuwan Amerika Serikat yang disebut sebagai Bapak Internet.\nSeorang profesor ilmu komputer di UCLA Henry Samueli Sekolah Teknik dan Sains, ia membuat kontribusi penting beberapa bidang jaringan komputer, khususnya untuk sisi teoretis jaringan computer.", "question_text": "Siapakah yang menemukan internet ?", "answers": [{"text": "Leonard Kleinrock", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-1698120540306056404-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "Berapa luas Samudera Pasifik ?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "-3285992103092514969-3", "language": "indonesian", "document_title": "Church of God (Cleveland)", "passage_text": "Penatua Richard Spurling (1810-1891), seorang pejabat Gereja Baptis, menyatakan bahwa pandangan Baptis di wilayahnya adalah tidak sesuai dengan Alkitab Perjanjian Baru. Pada Agustus 1886, ia dan tujuh anggota Gereja Holly Springs and Pleasant Hill Missionary Baptist Churches di Monroe County, Tennessee dan Cherokee County, North Carolina mendirikan \"Christian Union\". Mereka setuju untuk menolak ajaran-ajaran buatan manusia dan bersatu di atas prinsip-prinsip Perjanjian Baru. Walaupun tidak dimaksudkan untuk mendirikan gereja ataupun denominasi baru, komitmen mereka akan prinsip kekudusan telah menempatkan mereka dalam perselisihan dengan standar-standar yang kendur dari anggota Gereja Baptis dan Metodis di wilayah itu. Dalam waktu singkat, jelaslah bahwa mereka tidak diakui lagi sebagai anggota gereja mereka bila mereka tetap memegang doktrin kekudusan itu. Pada tahun 1902, Richard Green Spurling (putra Richard Spurling) dan W. F. Bryant mendirikan Holiness Church at Camp Creek di North Carolina.", "question_text": "Siapa pendiri Church of God?", "answers": [{"text": "Richard Green Spurling (putra Richard Spurling) dan W. F. Bryant", "start_byte": 887, "limit_byte": 951}]} {"id": "283576986791405654-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Hongwu", "passage_text": "Kaisar Hongwu (Hanzi: 洪武, ), yang nama aslinya Zhu Yuanzhang (朱元璋), adalah pendiri dan kaisar pertama Dinasti Ming di Tiongkok. Ia menjadi kaisar dan mendirikan dinastinya setelah berhasil menggulingkan Dinasti Yuan (Mongol). Dalam sejarah Tiongkok, Zhu Yuanzhang adalah satu dari dua kaisar yang berasal dari golongan rakyat jelata (yang lain adalah Liu Bang/ Kaisar Han Gaozu, pendiri Dinasti Han). Ia adalah seorang kaisar yang kontroversial, di satu pihak ia memperhatikan kesejahteraan rakyatnya dan berusaha keras meningkatkan taraf hidup mereka, namun ia juga seorang tiran yang mengebiri kebebasan dan membunuh orang-orang yang membantunya naik ke kekuasaan yang dicurigai berpotensi merebut tahtanya.", "question_text": "Siapakah nama kaisar pertama Dinasti Ming?", "answers": [{"text": "Hongwu", "start_byte": 7, "limit_byte": 13}]} {"id": "3055655642182461161-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Secara geografis, Bali terletak di antara Pulau Jawa dan Pulau Lombok. Mayoritas penduduk Bali adalah pemeluk agama Hindu. Di dunia, Bali terkenal sebagai tujuan pariwisata dengan keunikan berbagai hasil seni-budayanya, khususnya bagi para wisatawan Jepang dan Australia. Bali juga dikenal dengan julukan Pulau Dewata dan Pulau Seribu Pura.", "question_text": "Dikenal dengan sebutan apakah pulau bali ?", "answers": [{"text": "Pulau Dewata dan Pulau Seribu Pura", "start_byte": 305, "limit_byte": 339}]} {"id": "-2850335293059383378-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Sulawesi", "passage_text": "Laut Sulawesi di barat Samudra Pasifik dibatasi oleh Kepulauan Sulu, Laut Sulu, dan Pulau Mindanao, Filipina, di utara, di timur oleh rantai Kepulauan Sangihe, di selatan oleh Sulawesi, dan di barat oleh Kalimantan, Indonesia . Laut ini berbentuk basin besar, dan kedalamannya mencapai 6.200 m. Memanjang 420 mil (675km) utara-selatan dengan 520 mil (837km) timur-barat dan wilayah permukaan totalnya 110.000 mil persegi (280.000km persegi). Laut ini membuka ke barat daya melalui Selat Makassar ke Laut Jawa.", "question_text": "Berapa luas Laut Sulawesi?", "answers": [{"text": "110.000 mil persegi", "start_byte": 401, "limit_byte": 420}]} {"id": "1558196493237165139-4", "language": "indonesian", "document_title": "Wiranto", "passage_text": "Selepas KASAD, ia ditunjuk Presiden Soeharto menjadi Panglima ABRI (sekarang Panglima TNI) pada Maret 1998.", "question_text": "apakah jabatan tertinggi Menkopolhukam Wiranto di militer indonesia?", "answers": [{"text": "Panglima ABRI", "start_byte": 53, "limit_byte": 66}]} {"id": "-5457319609656539171-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahudi", "passage_text": "Berdasarkan etnisitas, kata ini merujuk kepada suku bangsa yang berasal dari keturunan Eber () (yang disebut \"Ibrani\") atau Yakub (yang juga bernama \"Israel\") anak Ishak anak Abraham (Ibrahim) dan Sara, atau keturunan Suku Yehuda, yang berasal dari Yehuda anak Yakub. Etnis Yahudi juga termasuk Yahudi yang tidak beragama Yahudi tetapi beridentitas Yahudi dari segi tradisi.", "question_text": "dari manakah asal Yahudi ?", "answers": [{"text": "keturunan Eber () (yang disebut \"Ibrani\") atau Yakub (yang juga bernama \"Israel\") anak Ishak anak Abraham (Ibrahim) dan Sara, atau keturunan Suku Yehuda, yang berasal dari Yehuda anak Yakub", "start_byte": 77, "limit_byte": 266}]} {"id": "5380346898994721059-0", "language": "indonesian", "document_title": "Northumberland", "passage_text": "\nNorthumberland merupakan sebuah county di Inggris yang memiliki luas wilayah 5.013 km² dan populasi 311.400 jiwa (2005). Dengan kepadatan penduduk 62 jiwa/km². Ibu kotanya ialah Morpeth.", "question_text": "Dimana letak Northumbria ?", "answers": [{"text": "Inggris", "start_byte": 43, "limit_byte": 50}]} {"id": "-5683936561268646896-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta", "passage_text": "Soewirjo tercatat sebagai penguasa pertama Jakarta, namun nama jabatan Gubernur DKI Jakarta pertama diberlakukan semasa Soemarno Sosroatmodjo sampai sekarang.[1][2]", "question_text": "siapakah gubernur pertama kota jakarta?", "answers": [{"text": "Soewirjo", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "7978677883375219902-0", "language": "indonesian", "document_title": "Michael Phelps", "passage_text": "Michael Fred Phelps II () adalah seorang perenang Amerika Serikat dan pemecah rekor dunia (sejak 2006).", "question_text": "darimanakah Michael Phelps berasal?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 50, "limit_byte": 65}]} {"id": "-8771498234410955722-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hyatt", "passage_text": "Hyatt Hotels Corporation berdiri dari sebuah pembelian rumah Hyatt, di Los Angeles International Airport pada 27 September 1957. Pemilik aslinya adalah seorang wirausaha, Hyatt von Dehn dan Jack D. Crouch. Von Dehn sangat ingin keluar dari bisnis hotel setelah beberapa tahun, sehingga ia menjual saham hotelnya kepada Jay Pritzker. Adik jay, Donald, di bawah naungan Jack Crouch, mengambil alih operasi perusahaan dari hari ke hari dan memperoleh motel dan hotel, membangun citra yang memimpin dalam industri perhotelan. Dibawah pimpinan Donald, Hyatt menjadi jaringan hotel yang berkembang pesat di Amerika Serikat sampai akhir hayatnya pada tahun 1972.", "question_text": "Siapa pendiri hotel Hyatt Regency?", "answers": [{"text": "Hyatt von Dehn dan Jack D. Crouch", "start_byte": 171, "limit_byte": 204}]} {"id": "6695339340133809989-6", "language": "indonesian", "document_title": "E-PR", "passage_text": "Kemunculan E-PR tidak bisa dipisahkan dari perkembangan kehumasan itu sendiri. Mulai dari munculnya humas pertama kali yang dicetuskan oleh Bapak Komunikasi Ive Ledbetter, yang mampu menanggulangi krisis industri batu bara di Amerika hingga konsep PR atau humas modern menyebar dengan cepat ke seluruh Amerika dan akhirnya seluruh dunia, termasuk Indonesia.", "question_text": "siapakah pencetus cyber PR?", "answers": [{"text": "Bapak Komunikasi Ive Ledbetter", "start_byte": 140, "limit_byte": 170}]} {"id": "510483123369681403-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ikhwanul Muslimin", "passage_text": "Jamaah Ikhwanul Muslimin berdiri di kota Ismailiyah, Mesir pada Maret 1928 dengan pendiri Hassan al-Banna, bersama keenam tokoh lainnya, yaitu Hafiz Abdul Hamid, Ahmad al-Khusairi, Fuad Ibrahim, Abdurrahman Hasbullah, Ismail Izz dan Zaki al-Maghribi. Ikhwanul Muslimin pada saat itu dipimpin oleh Hassan al-Banna. Di masa-masa awal tersebut, orang-orang Ikhwan langsung menyebarkan pemikirannya menuju utara dan selatan Mesir.[3] Pada tahun 1930, Anggaran Dasar Ikhwanul Muslimin dibuat dan disahkan pada Rapat Umum Ikhwanul Muslimin pada 24 September 1930[4]. Pada tahun 1932, struktur administrasi Ikhwanul Muslimin disusun dan pada tahun itu pula, Ikhwanul Muslimin membuka cabang di Suez, Abu Soweir dan al-Mahmoudiya. Pada tahun 1933, Ikhwanul Muslimin menerbitkan majalah mingguan yang dipimpin oleh Muhibuddin Khatib.", "question_text": "Kapankah Ikhwanul Muslimin berdiri ?", "answers": [{"text": "Maret 1928", "start_byte": 64, "limit_byte": 74}]} {"id": "8410195915690673109-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Paser", "passage_text": "\nKesultanan Paser (yang sebelumnya bernama Kerajaan Sadurangas) adalah sebuah kerajaan yang berdiri pada tahun 1516[1] dan dipimpin oleh seorang wanita (Ratu I) yang dinamakan Putri Di Dalam Petung. Wilayah kekuasaan kerajaan Sadurangas meliputi Kabupaten Paser yang ada sekarang, ditambah dengan Kabupaten Penajam Paser Utara, Balikpapan dan Pamukan.[2] Menurut perjanjian VOC-Belanda dengan Kesultanan Banjar, negeri Paser merupakan salah satu bekas negara dependensi (negara bagian) di dalam \"negara Banjar Raya\".[3][4][5][6][7] Dalam tahun 1853 penduduk Kesultanan Paser 30.000 jiwa.[8]", "question_text": "dimanakah letak Kesultanan Paser?", "answers": [{"text": "Kabupaten Paser", "start_byte": 246, "limit_byte": 261}]} {"id": "13387154986409211-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Kapankah manga muncul pertama di Jepang ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 266, "limit_byte": 276}]} {"id": "-1914459448062888503-1", "language": "indonesian", "document_title": "Joseph Kam", "passage_text": "Joseph Kam lahir pada bulan September 1769.[1][2] Ayahnya bernama Joost Kam, seorang pemangkas rambut dan pedagang kulit di ´s-Hertogenbosch, Belanda.[1] Keluarga Kam sebenarnya berasal dari Swiss, namun kakek Joseph Kam, Peter Kam pindah ke Belanda dan menikahi seorang gadis Belanda.[1] Keluarga Kam adalah anggota Gereja Hervormd yang dipengaruhi semangat pietisme Herrnhut, dan mempunyai hubungan dengan kelompok Herrnhut di Zeist.[1][2] Kelompok pietisme Herrnhut ini memiliki pengaruh yang besar bagi kehidupan Joseph Kam.[1]", "question_text": "Kapan Joseph Kam lahir ?", "answers": [{"text": "September 1769", "start_byte": 28, "limit_byte": 42}]} {"id": "-5295163023294644624-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rufiyaa", "passage_text": "\nRufiyaa merupakan sebuah mata uang resmi negara Maladewa sejak tahun 1960, dicetak dan diatur penggunaannya oleh Otoritas Moneter Maladewa, dengan kode ISO 4217 MVR. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 laari. Mata uang ini terbagi menjadi Rf. 5, Rf. 10, Rf. 20, Rf. 50, Rf. 100, dan Rf.500.", "question_text": "apakah nama mata uang Maladewa?", "answers": [{"text": "Rufiyaa", "start_byte": 1, "limit_byte": 8}]} {"id": "5560256325436508763-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tanah liat", "passage_text": "Tanah liat atau lempung adalah partikel mineral berkerangka dasar silikat yang berdiameter kurang dari 4 mikrometer. Lempung mengandung leburan silika dan/atau aluminium yang halus. Unsur-unsur ini, silikon, oksigen, dan aluminum adalah unsur yang paling banyak menyusun kerak bumi. Lempung terbentuk dari proses pelapukan batuan silika oleh asam karbonat dan sebagian dihasilkan dari aktivitas panas bumi.", "question_text": "Apakah kandungan yang terdapat pada tanah liat?", "answers": [{"text": "leburan silika dan/atau aluminium yang halus", "start_byte": 136, "limit_byte": 180}]} {"id": "-6220991302237608050-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hukum Milo Murphy", "passage_text": "\"Weird Al\" Yankovic sebagai Milo Murphy, karakter utama dari serial ini. Dia memiliki reputasi karena menghadapi kesialan yang ekstrim dan menyebabkan sebagian dari itu kepada orang lain sebagai akibat keturunan dari penemu Hukum Murphy, tapi ia selalu optimis dan menemukan cara untuk mengatasinya. Dia membawa ransel bersamanya yang selalu tampaknya memiliki apa yang dia butuhkan untuk situasi tertentu. Ransel tersebut diberikan kepadanya oleh pengasuh anak lamanya, Veronica, yang satu-satunya mampu menangani hukum Murphy.\nSabrina Carpenter sebagai Melissa Chase,[4] sahabat lama Milo yang suka bergaul dengannya meskipun dia memiliki nasib buruk. Ayahnya adalah seorang kepala pemadam kebakaran lokal. Dia memiliki ketakutan rahasia terhadap rollercoaster sejak salah satunya hampir jatuh pada dirinya.\nMekai Curtis sebagai Zack Underwood,[4] anak baru di Tiga Negara Bagian yang menjadi sahabat Milo dan Melissa dan menempel dengan Milo meskipun dia memiliki kesialan. Dia berada di tim sepak bola. Ia pernah menjadi penyanyi utama dari grup vokal pria yang bernama \"The Lumberzacks\". Dia sering menjadi orang kedua dari serial ini.", "question_text": "Siapakah pemeran utama Phineas and Ferb's Quantum Boogaloo?", "answers": [{"text": "Milo Murphy", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "-2915006843416844243-29", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "Federasi Malaysia adalah sebuah monarki konstitusional. Kepala negara persekutuan Malaysia adalah Yang di-Pertuan Agong, biasa disebut Raja Malaysia. Yang di-Pertuan Agong dipilih dari dan oleh sembilan Sultan Negeri-Negeri Malaya, untuk menjabat selama lima tahun secara bergiliran; empat pemimpin negeri lainnya, yang bergelar Gubernur, tidak turut serta di dalam pemilihan.[57]", "question_text": "Bagaimanakah sistem pemerintahan Malaysia ?", "answers": [{"text": "monarki konstitusional", "start_byte": 32, "limit_byte": 54}]} {"id": "-2077456163829827626-1", "language": "indonesian", "document_title": "Etnomusikologi", "passage_text": "Etnomusikologi merupakan cabang dari musikologi yang diartikan sebagai \"pembelajaran aspek sosial dan budaya terhadap musik dan tarian dalam konteks lokal dan global.\" [1]", "question_text": "Apakah pengertian dari etnomusikologi?", "answers": [{"text": "musikologi yang diartikan sebagai \"pembelajaran aspek sosial dan budaya terhadap musik dan tarian dalam konteks lokal dan global", "start_byte": 37, "limit_byte": 165}]} {"id": "8310205299929066487-1", "language": "indonesian", "document_title": "Majelis Tafsir Al Quran", "passage_text": "Sebagai seorang pedagang Al-Ustadz Abdullah Thufail Saputro pernah berkeliling ke berbagai wilayah Indonesia sampai ke pelosok-pelosok nusantara. Sehingga, dia berpendapat dan melihat bahwa amalan ummat Islam dimana-mana jauh dari tuntunan Islam. Karena mereka hanya mengikuti amalan-amalan dari nenek moyang mereka. Hal inilah yang menyebabkan mereka tidak bisa bersatu. Dia telah menempuh berbagai cara untuk menyatukan kelompok-kelompok Islam namun tidak mendapat tanggapan yang positif dari para tokoh di kalangan ummat Islam. Akhirnya dia memutuskan untuk mendirikan lembaga dakwah yang bertujuan mengajak ummat Islam kembali kepada Al-Qur'an dan As-Sunnah yang kemudian diberi nama Yayasan Majelis Tafsir Al-Qur'an (MTA) di Surakarta.", "question_text": "Apa tujuan utama Yayasan Majlis Tafsir Al-Qur’an didirikan?", "answers": [{"text": "mengajak ummat Islam kembali kepada Al-Qur'an dan As-Sunnah", "start_byte": 602, "limit_byte": 661}]} {"id": "-718097643138685317-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rabun jauh", "passage_text": "Miopi (dari bahasa Yunani: μυωπία myopia \"penglihatan-dekat\"[1]) atau rabun jauh adalah sebuah kerusakan refraktif mata di mana citra yang dihasilkan berada di depan retina ketika akomodasi dalam keadaan santai. Miopi dapat terjadi karena bola mata yang terlalu panjang atau karena kelengkungan kornea yang terlalu besar sehingga cahaya yang masuk tidak difokuskan secara baik dan objek jauh tampak buram.[2]\nPenderita penyakit ini tidak dapat melihat jarak jauh dan dapat ditolong dengan menggunakan kacamata negatif (cekung).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan rabun jauh ?", "answers": [{"text": "kerusakan refraktif mata di mana citra yang dihasilkan berada di depan retina ketika akomodasi dalam keadaan santai", "start_byte": 101, "limit_byte": 216}]} {"id": "6231169393256843367-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sumeria", "passage_text": "Sumeria (/ˈsuːmər/)[note 1] merupakan sebuah peradaban kuno di Mesopotamia selatan, pada masa kini di selatan Irak, selama masa Chalcolithic dan Abad Perunggu Awal. Meskipun spesimen-spesimen terawal di daerah ini tidak lebih jauh dari sekitaran tahun 2500 SM, sejarahwan-sejarahwan modern berpendapat bahwa Sumer ditinggali secara permanen dari sekitaran tahun 5500 hingga 4000 SM oleh orang orang non Semit yang berkomunikasi menggunakan Bahasa Sumeria (yang menggunakan nama kota-kota, sungai-sungai, pekerjaan, dsb. sebagai bukti [1][2][3][4] Orang orang prasejarah yang penuh dugaan tersebut dewasa ini disebut sebagai \"orang proto-Efrat\" atau \"Orang Ubaid\",[5] yang diduga berevolusi dari kebudayaan Samarra dari Mesopotamia Utara (Assyria).[6][7][8][9] Orang-orang Ubaid ini (meskipun tidak pernah disebut oleh orang Sumeria sendiri) menurut asumsi cendikiawan modern adalah peradaban yang kokoh perdana di daerah Sumer, mengeringkan rawa-rawa untuk keperluan bercocok tanam, mengembangkan perdagangan, dan membangun industri, termasuk diantaranya tenunan, kerajinan kulit, besi, pertukangan batu dan kerajinan tembikar.[5]", "question_text": "Dimanakah letak negara Sumeria?", "answers": [{"text": "Mesopotamia selatan", "start_byte": 66, "limit_byte": 85}]} {"id": "8506295029555178715-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1942–1945)", "passage_text": "Masa pendudukan Jepang di Indonesia dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta atas nama bangsa Indonesia.", "question_text": "kapankah Invasi Jepang terhadap Indonesia dilakukan pertama kali?", "answers": [{"text": "1942", "start_byte": 55, "limit_byte": 59}]} {"id": "8801436722617690925-1", "language": "indonesian", "document_title": "Farisi", "passage_text": "Dari literatur rabinik, kaum Farisi digambarkan sebagai pengamat dan penegak hukum Taurat yang sangat teliti.[1] Dalam gulungan naskah-naskah Laut Mati, kaum Farisi dikatakan sebagai kaum yang suka mencari dan memerhatikan hal-hal yang sangat kecil.[1] Mereka menjadi pengamat pelaksanaan hukum yang sangat teliti, karena mereka memiliki kerangka berpikir bahwa Allah mencintai orang yang taat hukum dan menghukum yang tidak patuh.[1] Keprihatinan utama kaum Farisi adalah mengenai pembaruan Israel.[1]", "question_text": "Siapa yang dimaksud dengan orang Farisi ?", "answers": [{"text": "pengamat dan penegak hukum Taurat yang sangat teliti", "start_byte": 56, "limit_byte": 108}]} {"id": "-8884458673324146741-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Kesultanan Mataram (kadang disebut Kesultanan Mataram Islam atau Kesultanan Mataram Baru untuk membedakan dengan Kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu) adalah kerajaan Islam di Pulau Jawa yang pernah berdiri pada abad ke-17. Kerajaan ini dipimpin suatu dinasti keturunan Ki Ageng Sela dan Ki Ageng Pemanahan, yang mengklaim sebagai suatu cabang ningrat keturunan penguasa Majapahit. Asal-usulnya adalah suatu Kadipaten di bawah Kesultanan Pajang, berpusat di \"Bumi Mentaok\" yang diberikan kepada Ki Ageng Pemanahan sebagai hadiah atas jasanya. Raja berdaulat pertama adalah Sutawijaya (Panembahan Senapati), putra dari Ki Ageng Pemanahan.", "question_text": "Kapan Kerajaan Mataram berdiri ?", "answers": [{"text": "abad ke-17", "start_byte": 217, "limit_byte": 227}]} {"id": "-8518257942125331396-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Gerakan Pantekosta", "passage_text": "GGP didirikan oleh Rev. Johannes Gerhard Thiessen, seorang misionaris dari Doopgezinde Kerk yang datang ke Indonesia pada tahun 1901. Awalnya, Thiessen bekerja sebagai guru Injil di Sumatera Utara. Tahun 1921 pindah ke Jawa, dan bersama dengan pelopor Pentakosta lainnya seperti Br. van Klavern, Br. Groesbeek dan Br. Bernard mendirikan \"Gereja Gerakan Pentakosta\" di Cepu. Dari Cepu bergerak ke Surabaya pada tanggal 12 April 1923, lalu ke Bandung, Jawa Barat. Gedung gereja pertama Pinksterbeweging terletak di Jl. Marjuk No. 11, Bandung, dengan nama \"Bethel\". Tahun 1960 tercatat sebagai Kongres GGP yang pertama.", "question_text": "Siapa pendiri Gereja Gerakan Pentakosta?", "answers": [{"text": "Rev. Johannes Gerhard Thiessen", "start_byte": 19, "limit_byte": 49}]} {"id": "7669266221598517390-0", "language": "indonesian", "document_title": "Logam mulia", "passage_text": "\nDalam ilmu kimia, logam mulia adalah logam yang tahan terhadap korosi maupun oksidasi. Beberapa contoh logam yang mulia secara kimia (unsur-unsur yang disetujui hampir seluruh kimiawan) diantaranya rutenium (Ru), rodium (Rh), paladium (Pd), perak (Ag), osmium (Os), iridium (Ir), platina (Pt), dan emas (Au).[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan logam mulia?", "answers": [{"text": "logam yang tahan terhadap korosi maupun oksidasi", "start_byte": 38, "limit_byte": 86}]} {"id": "5312126007330630680-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah istimewa", "passage_text": "[1] Negara Kesatuan Republik Indonesia dibagi atas daerah-daerah provinsi dan daerah provinsi itu dibagi atas kabupaten dan kota. Negara mengakui dan menghormati satuan-satuan pemerintahan daerah yang bersifat khusus atau bersifat istimewa yang diatur dengan undang-undang. Dalam sejarah ketatanegaraan Republik Indonesia terdapat perkembangan definisi mengenai daerah istimewa mulai dari BPUPKI (1945) sampai dengan pengaturan dan pengakuan keistimewaan Aceh (2006) dan Yogyakarta (2012). Perkembangan definisi inilah yang menyebabkan perbedaan penafsiran mengenai pengertian dan isi keistimewaan suatu daerah, yang pada akhirnya menyebabkan pembentukan, penghapusan, dan pengakuan kembali suatu daerah istimewa", "question_text": "Kapan Aceh dijadikan sebagai Daerah Istimewa ?", "answers": [{"text": "2006", "start_byte": 461, "limit_byte": 465}]} {"id": "-3663897280524856459-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alfabet bahasa Indonesia", "passage_text": "Alfabet Bahasa Indonesia modern adalah alfabet yang berdasarkan alfabet Latin, terdiri dari 26 huruf. Semuanya merupakan huruf-huruf yang sama dapat ditemui di dalam alfabet Latin modern dasar:", "question_text": "berapakah jumlah karakter huruf dalam bahasa Indonesia?", "answers": [{"text": "26", "start_byte": 92, "limit_byte": 94}]} {"id": "5872527819506533558-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dilema Triffin", "passage_text": "Dilema Triffin atau paradoks Triffin adalah konflik kepentingan ekonomi yang muncul antara target domestik jangka pendek dan target internasional jangka panjang bagi negara-negara yang mata uangnya berperan sebagai mata uang cadangan global. Dilema ini pertama kali diidentifikasi tahun 1960-an oleh ekonom Belgia-Amerika Serikat Robert Triffin. Ia menunjukkan bahwa negara yang mata uangnya ingin dipegang negara lain harus mau memasok mata uangnya untuk memenuhi permintaan cadangan valuta asing negara lain. Pasokan berlebih ini memicu defisit perdagangan", "question_text": "Kapan Dilema Triffin terjadi?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 287, "limit_byte": 291}]} {"id": "-4483086746429286415-4", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Uni Soviet dan negara-negara satelitnya di Eropa Timur terlibat dalam Perang Dingin, yaitu perebutan pengaruh ideologi dan politik global yang berkepanjangan melawan Amerika Serikat dan sekutu-sekutunya di Blok Barat. Pada akhirnya, Uni Soviet mengalami kekalahan dalam hal ekonomi serta politik dalam dan luar negeri.[4][5] Pada akhir tahun 1980-an, pemimpin Soviet yang terakhir, Mikhail Gorbachev, mencoba merestrukturisasi negara yang dipimpinnya melalui kebijakan glasnost dan perestroika, tetapi justru memicu perpecahan di Uni Soviet yang akhirnya secara resmi bubar pada tanggal 26 Desember 1991 setelah gagalnya percobaan kudeta pada bulan Agustus sebelumnya.[6] Hak dan kewajiban negara ini kemudian dilanjutkan oleh Federasi Rusia.[7]", "question_text": "apakah penyebab Uni Soviet dibubarkan?", "answers": [{"text": "26 Desember 1991", "start_byte": 587, "limit_byte": 603}]} {"id": "8447269075862850568-42", "language": "indonesian", "document_title": "Oksigen", "passage_text": "Dalam keadaan istirahat, manusia dewasa menghirup 1,8 sampai 2,4 gram oksigen per menit.[58] Jumlah ini setara dengan 6 miliar ton oksigen yang dihirup oleh seluruh manusia per tahun.[59]", "question_text": "berapakah kadar oxigen yang dibutuhkan manusia untuk bernapas?", "answers": [{"text": "1,8 sampai 2,4 gram oksigen per menit", "start_byte": 50, "limit_byte": 87}]} {"id": "-6463931955582042009-33", "language": "indonesian", "document_title": "Jepang", "passage_text": "Jepang berada di kawasan beriklim sedang dengan pembagian empat musim yang jelas. Walaupun demikian, terdapat perbedaan iklim yang mencolok antara wilayah bagian utara dan wilayah bagian selatan.[32] Pada musim dingin, Jepang bagian utara seperti Hokkaido mengalami musim salju, namun sebaliknya wilayah Jepang bagian selatan beriklim subtropis. Iklim juga dipengaruhi tiupan angin musim yang bertiup dari benua Asia ke Lautan Pasifik pada musim dingin, dan sebaliknya pada musim panas.", "question_text": "berapakah jumlah musim yang dimiliki Jepang?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 58, "limit_byte": 63}]} {"id": "-190276139322358745-0", "language": "indonesian", "document_title": "Austria", "passage_text": "Republik Austria (bahasa Jerman: Republik Österreich) atau Austria adalah sebuah negara yang terkurung daratan di tengah-tengah Eropa Tengah. Berbatasan dengan Jerman dan Ceko di utara, Slowakia dan Hongaria di timur, Slovenia dan Italia di selatan, dan Swiss dan Liechtenstein di barat. Ibukotanya adalah Vienna. Austria terkenal dengan musik klasiknya.", "question_text": "Apakah Ibu kota Austria ?", "answers": [{"text": "Vienna", "start_byte": 307, "limit_byte": 313}]} {"id": "6687965593982750759-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantinopel", "passage_text": "Sekurang-kurangnya sejak abad ke-10, kota ini umum disebut Istanbul yang berasal dari kata Yunani Istimbolin, artinya \"dalam kota\" atau \"ke kota\". Setelah ditaklukkan oleh kaum Utsmaniyah pada 1453, nama resmi Konstantinopel dipertahankan dalam dokumen-dokumen resmi dan cetakan mata uang logam. Ketika Republik Turki didirikan, pemerintah Turki secara resmi berkeberatan atas penggunaan nama itu, dan meminta agar diganti dengan nama yang lebih umum, yakni Istanbul.[2][3][4] Penggantian nama tersebut diatur dalam Undang-Undang Pelayanan Pos Turki, sebagai bagian dari reformasi nasional Atatürk.[5][6] Istanbul berasal dari kata Stambol, yakni sebutan untuk Konstantinopel yang digunakan kaum Yunani dan Slavia dalam percakapan sehari-hari (Untuk penjelasan lebih lanjut, lihat Nama-nama Istanbul).", "question_text": "Apakah nama Konstantinopel sekarang ?", "answers": [{"text": "Istanbul", "start_byte": 458, "limit_byte": 466}]} {"id": "5170689343377496415-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo!", "passage_text": "Yahoo! Inc. didirikan oleh Jerry Yang dan David Filo pada bulan Januari 1994 dan dibentuk 2 Maret 1995. Pada tanggal 16 Juli 2012, mantan eksekutif Google, Marissa Mayer, ditunjuk sebagai CEO dan Presiden Yahoo!, efektif 17 Juli.[7] Yahoo telah mengangkat satu CEO setiap tahun selama lima tahun terakhir.", "question_text": "Kapan Yahoo! Inc. berdiri ?", "answers": [{"text": "Januari 1994", "start_byte": 64, "limit_byte": 76}]} {"id": "4541366199070249695-31", "language": "indonesian", "document_title": "Tarumanagara", "passage_text": "Pada Naskah Wangsakerta dari Cirebon itu, Tarumanegara didirikan oleh Rajadirajaguru Jayasingawarman pada tahun 358, yang kemudian digantikan oleh putranya, Dharmayawarman (382-395). Jayasingawarman dipusarakan di tepi kali Gomati, sedangkan putranya di tepi kali Candrabaga.", "question_text": "Siapakah raja pertama Kerajaan Taruman?", "answers": [{"text": "Jayasingawarman", "start_byte": 85, "limit_byte": 100}]} {"id": "2820394709214417574-1", "language": "indonesian", "document_title": "Frida Kahlo", "passage_text": "Kehidupan Kahlo mulai dan berakhir di Kota Meksiko, di rumahnya yang dikenal sebagai Blue House (rumah biru). Dia menulis tanggal lahirnya sebagai 7 Juli 1910, tetapi akta kelahirannya menunjukkan tanggal 6 Juli 1907. Kahlo diduga menginginkan tahun kelahirannya bertepatan dengan tahun awal revolusi Meksiko sehingga hidupnya akan dimulai dengan hadirnya Meksiko modern. Pada usia enam tahun, Frida mengidap polio yang menyebabkan kaki kanannya tampak lebih kecil dari yang lain, dan ini tetap berlanjut hingga permanen.[6] Karyanya telah dikenal sebagai simbol dari tradisi nasional dan masyarakat adat di Meksiko, dan oleh kaum feminis dianggap sebagai penggambaran yang tak kenal kompromi dari wujud dan pengalaman perempuan.[7]", "question_text": "tahun berapakah Frida Kahlo dilahirkan?", "answers": [{"text": "6 Juli 1907", "start_byte": 205, "limit_byte": 216}]} {"id": "-1881342358375007675-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ritual", "passage_text": "\nRitual adalah serangkaian kegiatan yang dilaksanakan terutama untuk tujuan simbolis. Ritual dilaksanakan berdasarkan suatu agama atau bisa juga berdasarkan tradisi dari suatu komunitas tertentu. Kegiatan-kegiatan dalam ritual biasanya sudah diatur dan ditentukan, dan tidak dapat dilaksanakan secara sembarangan.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ritual ?", "answers": [{"text": "serangkaian kegiatan yang dilaksanakan terutama untuk tujuan simbolis", "start_byte": 15, "limit_byte": 84}]} {"id": "-5988172407770068987-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dualisme", "passage_text": "Dualisme adalah konsep filsafat yang menyatakan ada dua substansi. Dalam pandangan tentang hubungan antara jiwa dan raga, dualisme mengklaim bahwa fenomena mental adalah entitas non-fisik.[1]", "question_text": "Apa itu dualisme?", "answers": [{"text": "konsep filsafat yang menyatakan ada dua substansi", "start_byte": 16, "limit_byte": 65}]} {"id": "-6224762030706101253-1", "language": "indonesian", "document_title": "Thessaloniki", "passage_text": "Thessaloniki atau Tesalonika[1] (Yunani: Θεσσαλονίκη, Turki: Selânik, Slavia: Solun (Солун), Aromania: Săruna, Ladino: Selanik), merupakan kota yang terletak di Yunani bagian utara. Penduduknya berjumlah 363.987 jiwa (2001).\n", "question_text": "dimanakah letak Tesalonika ?", "answers": [{"text": "Yunani bagian utara", "start_byte": 179, "limit_byte": 198}]} {"id": "7519558825245788587-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen Nasional", "passage_text": "Monumen Nasional atau yang populer disingkat dengan Monas atau Tugu Monas adalah monumen peringatan setinggi 132 meter (433 kaki) yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia untuk merebut kemerdekaan dari pemerintahan kolonial Hindia Belanda. Pembangunan monumen ini dimulai pada tanggal 17 Agustus 1961 di bawah perintah presiden Sukarno, dan dibuka untuk umum pada tanggal 12 Juli 1975. Tugu ini dimahkotai lidah api yang dilapisi lembaran emas yang melambangkan semangat perjuangan yang menyala-nyala. Monumen Nasional terletak tepat di tengah Lapangan Medan Merdeka, Jakarta Pusat.", "question_text": "Berapakah ketinggian menara Monas?", "answers": [{"text": "132 meter", "start_byte": 109, "limit_byte": 118}]} {"id": "-137709691553956910-3", "language": "indonesian", "document_title": "Palang Merah Indonesia", "passage_text": "\nBerdirinya Palang Merah di Indonesia sebetulnya sudah dimulai sebelum Perang Dunia II, tepatnya 12 Oktober 1873.Pemerintah Kolonial Belanda mendirikan Palang Merah di Indonesia dengan nama Nederlandsche Roode Kruis Afdeeling Indië (NERKAI) yang kemudian dibubarkan pada saat pendudukan Jepang.[2]", "question_text": "kapankah organisasi palang merah indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "12 Oktober 1873", "start_byte": 97, "limit_byte": 112}]} {"id": "1930693623213387628-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zohra Andi Baso", "passage_text": "Zohra Andi Baso (Lahir di Labakkang, Sulawesi Selatan, 17 April 1952) adalah aktivis perempuan Indonesia asal Sulawesi Selatan. Dia merupakan kandidat penerima Nobel Peace Pize 2005 bersama 977 perempuan dari 153 negara.[1]", "question_text": "Dimana Zohra Andi Baso lahir?", "answers": [{"text": "Labakkang, Sulawesi Selatan", "start_byte": 26, "limit_byte": 53}]} {"id": "4605680910514004862-9", "language": "indonesian", "document_title": "Fidiricu III dari Sisilia", "passage_text": "Pada tahun 1337 Fidiricu meninggal di Paternò, dan terlepas dari Perjanjian Caltabellotta putranya Petru II dari Sisilia menggantikannya.", "question_text": "apakah penyebab utama kematian Fidiricu II?", "answers": [{"text": "1337", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "7907952706967874581-3", "language": "indonesian", "document_title": "Chang Yu-Sheng", "passage_text": "Titik karier Chang Yu Sheng dapat ditilik permulannya dari tahun 1987. Pada waktu itu, Chang merupakan anggota sekaligus vokalis dari band rock yang bernama Metal Kids. Band tersebut sempat berpartisipasi dalam kompetisi band lokal tahun 1987 di Taiwan, dengan membawakan lagu Heaven On Fire sebagai lagu andalan. Kompetisi antar band tersebut memberikan hasil yang memuaskan bagi Chang dan band rocknya dengan 2 gelar juara, yaitu Metal Kids sebagai band terbaik dan Chang Yu Sheng sebagai vokalis terbaik. Kemenangan ini memberikan kesempatan kepada mereka untuk mengadakan konser yang lebih besar dan pada saat itu, para penikmat musik seantero Taiwan mulai mengenal dan menyukai ciri khas dari Metal Kids, yaitu keunikan dan kemampuan vokal sang vokalis, Chang Yu Sheng. Pada tahun 1980-an, musik rock waktu itu identik dengan vokalis dengan nada-nada tinggi yang hampir selalu menggunakan teknik falsetto, namun Chang membedakan dirinya dengan kemampuannya untuk menyanyi tanpa teknik falsetto tersebut.\nLagu-lagu yang dirilis Chang sebagai single sebelum album perdananya yaitu Heaven On Fire, 我的未来不是梦, dan 烈火青春.", "question_text": "Kapan Chang Yu-Sheng mulai bermain musik ?", "answers": [{"text": "1987", "start_byte": 65, "limit_byte": 69}]} {"id": "5656403571366495603-13", "language": "indonesian", "document_title": "Transistor", "passage_text": "Dari banyak tipe-tipe transistor modern, pada awalnya ada dua tipe dasar transistor, bipolar junction transistor (BJT atau transistor bipolar) dan field-effect transistor (FET), yang masing-masing bekerja secara berbeda.", "question_text": "Ada berapa tipe dasar transistor?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 58, "limit_byte": 61}]} {"id": "-1142553976214509861-1", "language": "indonesian", "document_title": "Anakonda", "passage_text": "Jenis terbesar dari anakonda adalah anakonda hijau (Eunectes murinus), yang juga merupakan ular terbesar di dunia menurut diameter badan maksimum. Spesimen terbesar yang pernah ditemui memiliki proporsi diameter tubuh mencapai 0.85 meter. Anakonda sebenarnya adalah golongan ular boa, namun tidak seperti boa jenis lain, anakonda adalah ular yang hidup di air atau tidak jauh dari air (semi-akuatik). Meskipun dapat memanjat pohon, ular ini lebih banyak menghabiskan waktu di dalam air.[2]", "question_text": "Apa jenis ular terbesar di dunia ?", "answers": [{"text": "anakonda hijau", "start_byte": 36, "limit_byte": 50}]} {"id": "-2598349707833154328-1", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Rakyat Demokratik", "passage_text": "Tujuan PRD[1] yaitu mewujudkan masyarakat adil dan makmur tanpa penindasan manusia atas manusia dan penindasan bangsa atas bangsa.", "question_text": "Apakah misi Partai Rakyat?", "answers": [{"text": "mewujudkan masyarakat adil dan makmur tanpa penindasan manusia atas manusia dan penindasan bangsa atas bangsa", "start_byte": 20, "limit_byte": 129}]} {"id": "-800887240575226203-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekhalifahan Abbasiyah", "passage_text": "Kekhalifahan Abbasiyah (Arab: الخلافة العباسية, al-khilāfah al-‘abbāsīyyah) atau Bani Abbasiyah (Arab: العباسيون, al-‘abbāsīyyūn) adalah kekhalifahan kedua Islam yang berkuasa di Baghdad (sekarang ibu kota Irak). Kekhalifahan ini berkembang pesat dan menjadikan dunia Islam sebagai pusat pengetahuan dunia. Kekhalifahan ini berkuasa setelah merebutnya dari Bani Umayyah dan menundukkan semua wilayahnya kecuali Andalusia. Bani Abbasiyah dirujuk kepada keturunan dari paman Nabi Muhammad yang termuda, yaitu Abbas bin Abdul-Muththalib (566-652), oleh karena itu mereka juga termasuk ke dalam Bani Hasyim. Berkuasa mulai tahun 750 dan memindahkan ibukota dari Damaskus ke Baghdad. Berkembang selama tiga abad, tetapi pelan-pelan meredup setelah naiknya bangsa Turki yang sebelumnya merupakan bahagian dari tentara kekhalifahan yang mereka bentuk, dan dikenal dengan nama Mamluk. Selama 150 tahun mengambil kekuasaan memintas Iran, kekhalifahan dipaksa untuk menyerahkan kekuasaan kepada dinasti-dinasti setempat, yang sering disebut amir atau sultan. Menyerahkan Andalusia kepada keturunan Bani Umayyah yang melarikan diri, Maghreb dan Ifriqiya kepada Aghlabiyyah dan Fatimiyah. Kejatuhan totalnya pada tahun 1258 disebabkan serangan bangsa Mongol yang dipimpin Hulagu Khan yang menghancurkan Baghdad dan tak menyisakan sedikitpun dari pengetahuan yang dihimpun di perpustakaan Baghdad.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan Bani Abbasiyah?", "answers": [{"text": "kekhalifahan kedua Islam yang berkuasa di Baghdad", "start_byte": 171, "limit_byte": 220}]} {"id": "5063530377194738549-0", "language": "indonesian", "document_title": "Neonomora", "passage_text": "NEONOMORA (/'niːɒn-nōmôrɑː/, dengan nama lahir Ratih Suryahutamy, 16 Mei 1988) atau biasa dipanggil “Ra’, adalah penyanyi solo dan penulis lagu berkebangsaan Indonesia. Disamping itu, dalam dirinya ia memiliki jiwa seni yang kental, yang telah membawanya ke area seni visual dan seni panggung, seperti: graphic design & illustrasi, melukis, photography, menulis, menyanyi, menari tradisional. Lahir di Jakarta, Indonesia sebagai sepasang putri kembar identik, saudari kembarnya meninggal dunia tidak lama setelah dilahirkan. Selain di Jakarta-Indonesia, ia dibesarnya di berbagai tempat, antara lain: Champaign-Illinois Amerika Serikat, Beijing-China serta Perth-Australia Barat.", "question_text": "Kapan NEONOMORA lahir?", "answers": [{"text": "16 Mei 1988", "start_byte": 72, "limit_byte": 83}]} {"id": "33814960014962654-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iwo Jima", "passage_text": "\nIwo Jima (bahasa Jepang: 硫黄島 Iōtō, atau Iōjima, berarti \"pulau belerang\") adalah pulau vulkanik di Jepang, bagian dari Kepulauan Ogasawara. Pulau yang terletak ±650 mil laut (1200km) selatan Tokyo (24,754° LU, 141,290° BT) ini terkenal sebagai tempat terjadinya pertempuran pada bulan Februari dan Maret 1945 antara Jepang dan Amerika Serikat sewaktu Perang Dunia II.", "question_text": "Dimanakah letak Iwo Jima?", "answers": [{"text": "Jepang, bagian dari Kepulauan Ogasawara", "start_byte": 109, "limit_byte": 148}]} {"id": "-4757023001221216902-80", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Dunia II", "passage_text": "Saat Jepang terus mengabaikan persyaratan Potsdam, Amerika Serikat menjatuhkan bom atom di kota Hiroshima dan Nagasaki, Jepang, pada awal Agustus. Di antara kedua pengeboman ini, Soviet, sesuai perjanjian Yalta, menyerbu Manchuria dudukan Jepang dan dengan cepat mengalahkan Angkatan Darat Kwantung yang saat itu merupakan pasukan tempur Jepang terbesar.[244][245] Pasukan Merah juga menduduki Pulau Sakhalin dan Kepulauan Kuril. Pada tanggal 15 Agustus 1945, Jepang menyerah dengan penandatanganan dokumen penyerahan diri di atas geladak kapal perang Amerika Serikat USS Missouri pada tanggal 2 September 1945, sehingga mengakhiri perang ini.[234]", "question_text": "kapankah perang dunia kedua berakhir?", "answers": [{"text": "2 September 1945", "start_byte": 594, "limit_byte": 610}]} {"id": "4738983903706453625-1", "language": "indonesian", "document_title": "Paritas (matematika)", "passage_text": "Definisi formal bilangan genap adalah adalah bilangan bulat dalam bentuk n=2k, di mana k adalah bilangan bulat;[3] itu kemudian dapat dibuktikan bahwa bilangan ganjil adalah bilangan bulat dalam bentuk n=2k+1. Penggolongan ini hanya berlaku untuk bilangan bulat, dengan kata lain, bilangan tak bulat seperti 1/2, 4.201, atau tak hingga bukan bilangan genap maupun ganjil.", "question_text": "apakah bilangan ganjil?", "answers": [{"text": "t dibuktikan bahwa bilangan ganjil", "start_byte": 174, "limit_byte": 208}]} {"id": "921363460201382938-34", "language": "indonesian", "document_title": "Władysław Odonic", "passage_text": "Kematian Henryk Brodaty pada tanggal 19 Maret 1238 tidak mengakhiri konflik dengan para pangeran Silesia karena putra dan ahli waris Henryk, Henryk II Pobożny mempertahankan tuntutannya atas Wielkopolska. Pada tahun 1239 sebuah perang baru pecah dan sekali lagi Władysław dikalahkan. Kali ini, ia kehilangan sisa Wielkopolska, kecuali Ujście dan Nakło (namun sejarahwan kemudian seperti Kasimir Jasiński dan Krzysztof Ożóg menyangkal fakta ini, percaya bahwa setelah perang tahun 1239 Władysław tinggal di Gniezno dan Poznań sampai kematiannya namun kehilangan Ujście dan Nakło).", "question_text": "Dimana Władysław Odonic meninggal?", "answers": [{"text": "Poznań", "start_byte": 528, "limit_byte": 535}]} {"id": "-7412863138244541378-10", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Indonesia", "passage_text": "Pulau Sumatra, berdasarkan luas merupakan pulau terbesar keenam di dunia. Pulau ini membujur dari barat laut ke arah tenggara dan melintasi khatulistiwa, seolah membagi pulau Sumatra atas dua bagian, Sumatra belahan bumi utara dan Sumatra belahan bumi selatan. Pegunungan Bukit Barisan dengan beberapa puncaknya yang melebihi 3.000 m di atas permukaan laut, merupakan barisan gunung berapi aktif, berjalan sepanjang sisi barat pulau dari ujung utara ke arah selatan; sehingga membuat dataran di sisi barat pulau relatif sempit dengan pantai yang terjal dan dalam ke arah Samudra Hindia dan dataran di sisi timur pulau yang luas dan landai dengan pantai yang landai dan dangkal ke arah Selat Malaka, Selat Bangka dan Laut China Selatan.", "question_text": "Apa nama pulau terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Sumatra", "start_byte": 6, "limit_byte": 13}]} {"id": "-7204616626401198161-1", "language": "indonesian", "document_title": "Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV", "passage_text": "Ide acara ini muncul seiring dengan mulai populernya stand up comedy di Indonesia pada tahun 2010. Pandji Pragiwaksono dan Raditya Dika, pesohor yang merupakan pelopor dalam pengenalan stand up comedy di Indonesia sepakat untuk membuat satu program kompetisi stand up comedy di salah satu stasiun TV swasta. Hal ini dikarenakan belum banyak TV yang menayangkan stand up comedy secara live. Maka dari itu, Pandji, Raditya Dika, Indro Warkop beserta Indra Yudhistira, salah satu produser dan sutradara program komedi di Kompas TV bersama membuat acara stand up comedy bertema kompetisi pertama di Indonesia. Di mana pada awalnya Pandji dan Raditya Dika bertindak sebagai pembawa acara, sementara Indro ditemani Butet Kertaradjasa dan Astrid Tiar menjadi juri kompetisi. Pada penyelenggaraan selanjutnya, Raditya Dika menjadi juri bersama Indro Warkop sementara Pandji sebagai pembawa acara berturut-turut didampingi oleh juara kompetisi musim sebelumnya. Acara ini dimulai pada tahun 2011 dan tayang setiap hari Sabtu pukul 20.00 WIB.[2] Lalu di musim ke-2 menjadi setiap hari Minggu di jam yang sama. Sejak musim ke-4 pada tahun 2014 tayang setiap hari Kamis pukul 22.00 WIB dengan waktu tayang ulang setiap hari Minggu pukul 15.00 WIB, meskipun sempat pindah jam tayang pada jam 20.00 WIB di musim ke-6. Pada musim ke-7 pada tahun 2017, ditayangkan setiap hari Jumat pukul 22.00 WIB serta tayang ulang setiap hari Minggu pukul 15.00 WIB. Acara ini sudah memasuki musim ke-8 pada tahun 2018 dan tayang setiap hari Sabtu pukul 19.00 WIB.[3]", "question_text": "Kapan Stand Up Comedy Indonesia pertama kali ditayangkan?", "answers": [{"text": "2011", "start_byte": 982, "limit_byte": 986}]} {"id": "2442286491035909581-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Raya Sultan Riau", "passage_text": "Masjid dengan ketebalan dinding mencapai 50cm ini merupakan satu-satunya peninggalan Kerajaan Riau-Lingga yang masih utuh. Bahkan, hingga kini masjid ini masih digunakan oleh warga untuk beribadah. Luas keseluruhan kompleks masjid ini sekitar 54,4 x 32,2 meter. Bangunan induknya berukuran 29,3 x 19,5 meter, dan ditopang oleh empat tiang. Lantai bangunannya tersusun dari batu bata yang terbuat dari tanah liat. Di halaman masjid terdapat dua buah rumah sotoh yang diperuntukkan bagi musafir dan tempat menyelenggarakan musyawarah. Selain itu, di halaman masjid juga terdapat dua balai, tempat menaruh makanan ketika ada kenduri dan untuk berbuka puasa ketika bulan Ramadhan tiba.", "question_text": "berapakah luas Masjid Sultan Riau?", "answers": [{"text": "54,4 x 32,2 meter", "start_byte": 243, "limit_byte": 260}]} {"id": "7301760056506525325-2", "language": "indonesian", "document_title": "Betlehem", "passage_text": "Gereja Kelahiran, dibangun oleh Konstantin Agung (tahun 330 M), berdiri di tengah Betlehem di atas sebuah gua yang dalam bahasa Inggris disebut Holy Crypt, dan yang menurut tradisi Kristen merupakan tempat Yesus Kristus dilahirkan. Ini merupakan gereja Kristen tertua di dunia. Dekat dengannya terletak sebuah gua lainnya di mana konon Hieronimus, seorang bapa gereja, menghabiskan tiga puluh tahun hidupnya menterjemahkan Alkitab dari bahasa Yunani ke bahasa Latin (lihat Vulgata).", "question_text": "dimanakah letak gereja tertua di dunia?", "answers": [{"text": "Gereja Kelahiran", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-5875810726882117719-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transduser", "passage_text": "Transducer (Transduser) adalah suatu alat yang dapat mengubah suatu bentuk energi ke bentuk energi lainnya. Bentuk-bentuk energi tersebut diantaranya seperti Energi Listrik, Energi Mekanikal, Energi Elektromagnetik, Energi Cahaya, Energi Kimia, Energi Akustik (bunyi) dan Energi Panas. Pada umumnya, semua alat yang dapat mengubah atau mengkonversi suatu energi ke energi lainnya dapat disebut sebagai Transduser (Transducer).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan transduser ?", "answers": [{"text": "alat yang dapat mengubah suatu bentuk energi ke bentuk energi lainnya", "start_byte": 37, "limit_byte": 106}]} {"id": "2388410880667849615-5", "language": "indonesian", "document_title": "Aburizal Bakrie", "passage_text": "Bakrie lahir pada tanggal 15 November 1946 di Jakarta, Indonesia, sebagai putra sulung dari pasangan Achmad Bakrie dari Lampung[1] dan Roosniah Nasution dari Sumatra Utara.[2] Bisnis yang nantinya akan diwarisi oleh Bakrie dirintis oleh ayahnya pada tahun 1942 di Teluk Betung, Lampung.[3] Bisnis yang didirikan pada saat itu adalah bisnis kopi, karet, dan lada.[3]", "question_text": "Kapan Aburizal Bakrie lahir ?", "answers": [{"text": "15 November 1946", "start_byte": 26, "limit_byte": 42}]} {"id": "-3306713797786953558-2", "language": "indonesian", "document_title": "AdSense", "passage_text": "Program AdSense didirikan setelah Google mengakuisisi Pyra Labs pada bulan Februari 2003. Sebulan berikutnya tepatnya pada tanggal 4 Maret 2003, Chairman Google dan CEO, Erick Schmidt, mengumumkan layanan iklan konten bertarget yang disebut AdSense. Untuk mendukung program adsense, pada 23 April 2003 atau sebulan kemudian google mengakuisisi Applied Semantics yang teknologinya mendukung layanan AdSense.", "question_text": "Siapa pendiri AdSense?", "answers": [{"text": "Erick Schmidt", "start_byte": 170, "limit_byte": 183}]} {"id": "1582272870739927427-23", "language": "indonesian", "document_title": "Uesugi Kenshin", "passage_text": "Pada tanggal 13 Maret 1578, Uesugi Kenshin meninggal karena sakit. Pada waktu itu Uesugi Kenshin masih berusia 49 tahun.", "question_text": "Kapan Uesugi Kenshin meninggal?", "answers": [{"text": "13 Maret 1578", "start_byte": 13, "limit_byte": 26}]} {"id": "6878677617738478894-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika", "passage_text": "Afrika adalah benua terbesar ketiga di dunia setelah Asia dan Amerika (utara dan tengah dan selatan) dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia. Dengan luas wilayah 30.224.050 km² termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika meliputi 20,3% dari seluruh total daratan Bumi. Dengan 800 juta penduduk di 54 negara, benua ini merupakan tempat bagi sepertujuh populasi dunia.", "question_text": "Berapa jumlah negara di Benuar Afrika ?", "answers": [{"text": "54", "start_byte": 304, "limit_byte": 306}]} {"id": "5481362527782587470-23", "language": "indonesian", "document_title": "Ukraina", "passage_text": "Dengan wilayah seluas 603.628 kilometer persegi dan dengan garis pantai sepanjang 2.782 kilometer, Ukraina adalah negara terluas ke-46 di dunia (setelah Sudan Selatan dan sebelum Madagaskar). Ukraina adalah negara Eropa terluas (dalam konteks seluruh wilayahnya berada di Eropa), dan terluas kedua di Eropa (setelah Rusia bagian Eropa, sebelum Perancis Metropolitan).[e][26] Ukraina terletak di antara 44° LU dan 53° LU, dan 22° BT dan 41° BT.", "question_text": "Berapakah luas Ukraina ?", "answers": [{"text": "603.628 kilometer persegi", "start_byte": 22, "limit_byte": 47}]} {"id": "-5747666970538640189-0", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa Timur", "passage_text": "\nEropa Timur secara geografis adalah wilayah di bagian timur benua Eropa. Pada umumnya kawasan ini terletak di antara pegunungan Ural dan Kaukasus serta perbatasan Rusia barat, atau secara alternatif juga mencakup negara-negara yang berdekatan dengan perbatasan Rusia barat. Seperti halnya dengan benua, sebuah wilayah hanyalah konstruksi sosial sehingga jangan disamakan dengan aspek fisikal yang berdasarkan kriteria abstrak dan netral.", "question_text": "Dimana letak Eropa Timur secara geografis?", "answers": [{"text": "bagian timur benua Eropa", "start_byte": 48, "limit_byte": 72}]} {"id": "1901455780847906887-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Yerikho", "passage_text": "Pertempuran Yerikho (English: Battle of Jericho) adalah pertempuran pertama dalam proses penaklukan Kanaan yang dicatat dalam Kitab Yosua. Menurut , dinding Yerikho roboh setelah pasukan tentara Israel yang dipimpin oleh Yosua berbaris mengelilingi kota itu meniup terompet. Penggalian di Tell es-Sultan, lokasi Yerikho kuno, menunjukkan sejumlah data yang mendukung cerita Alkitab ini[2]", "question_text": "Siapa pemimpin Pertempuran Yerikho?", "answers": [{"text": "Yosua", "start_byte": 221, "limit_byte": 226}]} {"id": "-4007918195995804670-9", "language": "indonesian", "document_title": "Daniel M Rosyid", "passage_text": "Menikah sewaktu masih mengerjakan Skripsinya, dan kemudian lulus dari Jurusan Teknik Perkapalan, Fakultas Teknologi Kelautan ITS pada awal tahun 1986 dengan skripsi berjudul “Penerapan Metode Elemen Hingga pada Persoalan Tegangan 2-D di sekitar Plat Berlubang”, Daniel –ditolak secara halus untuk menjadi dosen di almaternya- langsung bekerja sebagai Inspektur Mutu Lambung Baja pada Departemen Pengendalian Mutu, Divisi Kapal Perang, PT. PAL Indonesia. Di sini Daniel ikut terlibat dalam pembangunan kapal-kapal perang jenis FPB 57, FPB 28, dan juga Kapal-kapal tunda kelas 3500 HP. Pengalaman kerjanya di industri kapal ini terbukti merupakan kelebihan Daniel dibanding rekan-rekannya yang tidak memiliki pengalaman industri.", "question_text": "Apakah pekerjaan pertama Prof. Daniel M. Rosyid PhD, M.RINA?", "answers": [{"text": "Inspektur Mutu Lambung Baja pada Departemen Pengendalian Mutu, Divisi Kapal Perang", "start_byte": 357, "limit_byte": 439}]} {"id": "-5183374161175842039-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alkuna", "passage_text": "Alkuna adalah hidrokarbon tak jenuh yang memiliki ikatan rangkap tiga. Secara umum, rumus kimianya CnH2n-2. Salah satunya adalah etuna yang disebut juga sebagai asetilen dalam perdagangan atau sebagai pengelasan.", "question_text": "Apa itu Alkuna?", "answers": [{"text": "hidrokarbon tak jenuh yang memiliki ikatan rangkap tiga", "start_byte": 14, "limit_byte": 69}]} {"id": "1791727794219264471-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Medang", "passage_text": "\nKerajaan Medang (atau sering juga disebut Kerajaan Mataram Kuno atau Kerajaan Mataram Hindu) adalah nama sebuah kerajaan yang berdiri di Jawa Tengah pada abad ke-8, kemudian berpindah ke Jawa Timur pada abad ke-10. Para raja kerajaan ini banyak meninggalkan bukti sejarah berupa prasasti-prasasti yang tersebar di Jawa Tengah dan Jawa Timur, serta membangun banyak candi baik yang bercorak Hindu maupun Buddha. Kerajaan Medang akhirnya runtuh pada awal abad ke-11.", "question_text": "Kapan Kerajaan Medang didirikan?", "answers": [{"text": "abad ke-8", "start_byte": 155, "limit_byte": 164}]} {"id": "-5413554987368486405-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "dimanakah letak Cina?", "answers": [{"text": "Asia Timur", "start_byte": 312, "limit_byte": 322}]} {"id": "-3519913377105200316-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karl V, Kaisar Romawi Suci", "passage_text": "Karl V (Spanish: Carlos; French: Charles; German: Karl; Dutch: Karel; Italian: Carlo)[a]; Gand, 24 Februari 1500 – Yuste, 21 September 1558) adalah Kaisar Romawi Suci, Raja Spanyol, Naples, dan Sisilia, dan penguasa wilayah Burgundi. Di Spanyol, secara resmi ia mendapat nama Carlos I, walaupun oleh orang awam ia biasa disebut sebagai Kaisar Romawi Suci. Orang Spanyol kadang menjulukinya sebagai \"El Dorado\". Wilayah kekuasaan Karl V sering disebut dengan \"el imperio en el que nunca se pone el sol\" (tempat matahari tidak pernah tenggelam) karena mencakup daerah yang sangat luas.", "question_text": "Kapan Raja Carlo I lahir?", "answers": [{"text": "24 Februari 1500", "start_byte": 96, "limit_byte": 112}]} {"id": "4507994041349682559-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "Kapan serial Kamen Rider pertama kali muncul di TV?", "answers": [{"text": "3 April 1971", "start_byte": 278, "limit_byte": 290}]} {"id": "1545287540837441641-5", "language": "indonesian", "document_title": "Asia Tenggara", "passage_text": "Nama untuk kawasan ini pertama kali dipakai pada abad ke-20. Sebelumnya Asia Tenggara dikenal dengan nama India Belakang (jika dibandingkan dengan anak benua India). Subkawasan Asia Tenggara terdiri dari sebelas negara, beberapa di antaranya berada di daratan utama (mainland), yang juga dikenal sebagai Asia Tenggara Daratan (Indochina) dan sebagian lagi seluruhnya merupakan kepulauan (Asia Tenggara Maritim), yang dikenal dengan istilah beragam, seperti Kepulauan Selatan (Nan Yang, Tiongkok, dan Vietnam), Kepulauan Melayu (Malay Archipelago menurut A.R. Wallace), Malayunesia (Logan), Indonesia (Logan, dan Adolf Bastian), Hindia Timur (Oost-Indie, Belanda), Malaysia, Insulinde (oleh orang Hindia Belanda di awal abad ke-20), atau Nusantara (oleh masyarakat Indonesia). Agak menarik bahwa Semenanjung Malaya biasanya dimasukkan dalam wilayah kepulauan meskipun masih tersambung dengan benua Asia.", "question_text": "Berapa jumlah negara di Asia Tenggara ?", "answers": [{"text": "sebelas", "start_byte": 204, "limit_byte": 211}]} {"id": "7831216383250447598-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Cirebon", "passage_text": "Kota Cirebon terletak pada lokasi yang strategis dan menjadi simpul pergerakan transportasi antara Jawa Barat dan Jawa Tengah. Letaknya yang berada di wilayah pantai menjadikan Kota Cirebon memiliki wilayah dataran yang lebih luas dibandingkan dengan wilayah perbukitannya. Luas Kota Cirebon adalah 37,54 km2 dengan dominasi penggunaan lahan untuk perumahan (32%) dan tanah pertanian (38%).", "question_text": "Berapa Luas kota Cirebon?", "answers": [{"text": "37,54 km2", "start_byte": 299, "limit_byte": 308}]} {"id": "5546161272415011154-5", "language": "indonesian", "document_title": "Saul", "passage_text": "Menurut sejarawan Yahudi-Romawi abad ke-1 M, Flavius Yosefus (37-100 M), Saul menjadi raja atas Israel selama 18 tahun ketika Samuel masih hidup, dan kemudian memerintah sendirian selama 22 tahun.[1]", "question_text": "Berapa lama Saul menjabat sebagai raja Israel ?", "answers": [{"text": "18 tahun ketika Samuel masih hidup, dan kemudian memerintah sendirian selama 22 tahun", "start_byte": 110, "limit_byte": 195}]} {"id": "852830248176998503-2", "language": "indonesian", "document_title": "AirAsia", "passage_text": "Awalnya AirAsia dimiliki oleh DRB-HICOM milik Pemerintah Malaysia namun maskapai ini memiliki beban yang berat dan akhirnya dibeli oleh mantan eksekutif Time Warner, Tony Fernandes, dengan harga simbolik 1 Ringgit pada 2 Desember 2001. Tony melakukan turnaround dan AirAsia berhasil membukukan laba pada 2002 dengan berbagai rute baru dan harga promosi serendah 10 RM bersaing dengan Malaysia Airlines.", "question_text": "Siapakah pendiri maskapai Air Asia?", "answers": [{"text": "Pemerintah Malaysia", "start_byte": 46, "limit_byte": 65}]} {"id": "-4207135612419285867-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ikhwanul Muslimin", "passage_text": "Ikhwanul Muslimin merupakan sebuah organisasi Islam berlandaskan ajaran Islam. Bisa dilihat dari pemikiran utama Ikhwanul Muslimin berikut.Ia merupakan salah satu jamaah dari beberapa jamaah yang ada pada umat Islam, yang memandang bahwa Islam adalah dien yang universal dan menyeluruh, bukan hanya sekadar agama yang mengurusi ibadah ritual (salat, puasa, haji, zakat, dll) saja. Tujuan Ikhwanul Muslimin adalah mewujudkan terbentuknya sosok individu muslim, rumah tangga Islami, bangsa yang Islami, pemerintahan yang Islami, negara yang dipimpin oleh negara-negara Islam, menyatukan perpecahan kaum muslimin dan negara mereka yang terampas, kemudian membawa bendera jihad dan da’wah kepada Allah sehingga dunia mendapatkan ketentraman dengan ajaran-ajaran Islam[7].Pengaruh ajaran shufi hanya terbatas pada dzikir/wirid yg dibaca konsisten setiap pagi dan petang (Al-Ma'tsurat) berdasrkan hadits2 yg shohih. Ikhwanul Muslimin menolak segala bentuk penjajahan dan monarki yang pro-Barat.", "question_text": "Apakah tujuan utama berdirinya Ikhwanul Muslimin?", "answers": [{"text": "mewujudkan terbentuknya sosok individu muslim, rumah tangga Islami, bangsa yang Islami, pemerintahan yang Islami, negara yang dipimpin oleh negara-negara Islam, menyatukan perpecahan kaum muslimin dan negara mereka yang terampas, kemudian membawa bendera jihad dan da’wah kepada Allah sehingga dunia mendapatkan ketentraman dengan ajaran-ajaran Islam", "start_byte": 413, "limit_byte": 765}]} {"id": "6160705373821531115-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Jepang", "passage_text": "\nIbu kota Jepang yang sekarang secara de facto berada di Tokyo. Di Jepang, istilah \"ibu kota\" (shuto) baru dikenal orang setelah Perang Dunia II berakhir. Sebelumnya, Tokyo sejak tahun 1868 merupakan ibu kota kekaisaran (teito). Istilah \"ibu kota\" baru dikenal secara luas setelah ditetapkan Undang-undang Pembangunan Ibu Kota (Shuto kensetsu-hō) tahun 1950 yang tidak berlaku lagi setelah dikeluarkannya Undang-undang Konsolidasi Daerah Metropolitan (Shutoken seibi-hō) tahun 1959.", "question_text": "Apakah ibukota negara Jepang ?", "answers": [{"text": "Tokyo", "start_byte": 57, "limit_byte": 62}]} {"id": "2678385230430689668-0", "language": "indonesian", "document_title": "Etnografi dunia maya", "passage_text": "Etnografi Dunia Maya adalah adaptasi metode penelitian etnografi pada ranah maya. Kultur dan manusia merupakan hal yang tidak dapat dipisahkan. Malinowski (1942) dalam karyanya yang berjudul Man's Culture And Man's Behavior secara jelas menyatakan bahwa “Culture is clearly the fullest context of all human activities” Setiap tindakan manusia pasti bermuatan kultural dan setiap kultural merupakan hasil tindakan manusia. Hal serupa ada dalam segala aktivitas manusia yang berkaitan dengan penggunaan internet. Sebaran budaya di ranah ini terbentang dari wilayah personal hingga publik. Mulai dari pembentukan identitas pribadi, pemaknaan kolektif terhadap segala aspek kehidupan dunia maya internet, hingga kepemilikan terhadap kultur yang dibangun bersama merupakan segala yang mungkin berkaitan kultur dan manusia di ranah maya internet (Bromseth & Sundén, 2011; Campbell, 2011).", "question_text": "mengapa kultur dan manusia tak dapat dipisahkan?", "answers": [{"text": "Setiap tindakan manusia pasti bermuatan kultural dan setiap kultural merupakan hasil tindakan manusia", "start_byte": 323, "limit_byte": 424}]} {"id": "-3693817196830812927-1", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi.[1]\nBudaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1]\nBahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbeda budaya, dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan budaya?", "answers": [{"text": "suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi", "start_byte": 14, "limit_byte": 137}]} {"id": "4121422364241012077-0", "language": "indonesian", "document_title": "Subtropis", "passage_text": "\nSubtropis adalah wilayah Bumi yang berada di utara dan selatan setelah wilayah tropis yang dibatasi oleh garis balik utara dan garis balik selatan pada lintang 23,5° utara dan selatan. Kondisi iklim subtropis diwarnai dengan gangguan dan rintangan dari alam seperti badai, hujan salju, atau tornado. Daerah beriklim subtropis memiliki 4 musim yaitu musim semi, musim panas, musim gugur, dan musim dingin. Keempat musim di atas memiliki karakteristik tersendiri, dengan suhu maksimal, suhu minimal, kelembaban, maupun kondisi mahluk hidup yang berbeda.\nDaerah subtropis di belahan bumi utara meliputi:", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan daerah subtropis ?", "answers": [{"text": "wilayah Bumi yang berada di utara dan selatan setelah wilayah tropis yang dibatasi oleh garis balik utara dan garis balik selatan pada lintang 23,5° utara dan selatan", "start_byte": 18, "limit_byte": 185}]} {"id": "6482851606698067236-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karikatur", "passage_text": "\n\nKarikatur adalah gambar atau penggambaran suatu objek konkret dengan cara melebih-lebihkan ciri khas objek tersebut.[1] Kata karikatur berasal dari kata Italia caricare yang berarti memberi muatan atau melebih-lebihkan.[2][3] Karikatur menggambarkan subjek yang dikenal dan umumnya dimaksudkan untuk menimbulkan kelucuan bagi pihak yang mengenal subjek tersebut.[4][5] Karikatur dibedakan dari kartun karena karikatur tidak membentuk cerita sebagaimana kartun, namun karikatur dapat menjadi unsur dalam kartun, misalnya dalam kartun editorial.[1][4] Orang yang membuat karikatur disebut sebagai karikaturis.", "question_text": "Dari manakah asal kata \"Karikatur\" ?", "answers": [{"text": "Italia", "start_byte": 155, "limit_byte": 161}]} {"id": "-6459386952059552411-25", "language": "indonesian", "document_title": "Forensik digital", "passage_text": "Dalam penyelidikan forensik digital, proses forensik digital merupakan proses ilmiah dan forensik yang diakui.[25] Peneliti forensik Eoghan Casey mendefinisikannya sebagai langkah-langkah mulai dari sinyal awal insiden hingga pelaporan temuan.[9]", "question_text": "Dari manakah proses identifikasi forensik dimulai ?", "answers": [{"text": "sinyal awal insiden", "start_byte": 199, "limit_byte": 218}]} {"id": "7345377731420866833-3", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Makin", "passage_text": "Pada tanggal 17 Agustus 1942, 211 orang Marinir dari Raider Marinir 2 di bawah pimpinan Kolonel vans Carlson dan Kapten James Roosevelt didaratkan di Makin dari dua kapal selam, USS Nautilus dan USS Argonaut. Garnisun Jepang hanya menugaskan antara 83 sampai 160 orang di bawah pimpinan seorang perwira muda. Para Raider menewaskan sekitar 83 serdadu Jepang, memusnahkan garnisun, dan menghancurkan instalasi-instalasi dengan kerugian 21 orang tewas (sebagian besar karena serangan udara) dan 9 ditawan. Jepang memindahkan tawanan mereka ke Atol Kwajalein, dimana nantinya mereka dipenggal. Tujuan dari serangan tersebut adalah untuk membingungkan Jepang akan tujuan Amerika Serikat di Pasifik, tapi akibatnya Jepang menjadi sadar akan pentingnya Kepulauan Gilbert secara strategis dan memperkuat pertahanan disana.", "question_text": "siapakah yang memimpin pasukan Raider Marinir Amerika Serikat di serangan pulau makin?", "answers": [{"text": "Kolonel vans Carlson dan Kapten James Roosevelt", "start_byte": 88, "limit_byte": 135}]} {"id": "2085011666233284725-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Naruto (ナルト) adalah sebuah serial manga karya Masashi Kishimoto yang diadaptasi menjadi serial anime. Manga Naruto bercerita seputar kehidupan tokoh utamanya, Naruto Uzumaki, seorang ninja yang hiperaktif, periang, dan ambisius yang ingin mewujudkan keinginannya untuk mendapatkan gelar Hokage, pemimpin dan ninja terkuat di desanya. Serial ini didasarkan pada komik one-shot oleh Kishimoto yang diterbitkan dalam edisi Akamaru Jump pada Agustus 1997.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan hokage dalam manga jepang ?", "answers": [{"text": "pemimpin dan ninja terkuat", "start_byte": 301, "limit_byte": 327}]} {"id": "-3386591696054076128-4", "language": "indonesian", "document_title": "TvOne", "passage_text": "\n\nMulai Kamis, 14 Februari 2008 pukul 19:30 WIB, Lativi secara resmi berganti nama menjadi tvOne. Kepastian peresmian nama baru ini disampaikan Direktur utama dari tvOne, Erick Thohir, dalam jumpa pers Rabu, 13 Februari 2008. Perubahan nama ini adalah upaya strategi manajemen untuk memberikan sesuatu yang berbeda di industri pertelevisian Indonesia. Peresmian tvOne akan dilaksanakan di Plenary Hall, Gedungan Jakarta Convention Center, dan ditayangkan secara langsung di tvOne mulai pukul 19:30 WIB. Peresmian tvOne juga dilakukan oleh Presiden Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono.", "question_text": "Kapan tvOne mulai beroperasi ?", "answers": [{"text": "14 Februari 2008", "start_byte": 15, "limit_byte": 31}]} {"id": "-5641278067568545945-4", "language": "indonesian", "document_title": "Seminari Garum", "passage_text": "Dari kutipan reportase Romo Karl Prent CM di atas, Seminari Garum ternyata sudah dimulai (di tempat lain: di sebuah \"kamar pastoran yang kotor\") sebelas tahun yang silam (dari tahun 1959). Berarti, Seminari Garum memiliki awal pendirian tahun 1948. Dan, diketahui bahwa ketika Seminari Garum pertama kali digunakan tahun 1959, di situ terdapat pula pelajaran filsafat untuk 16 frater. Maksudnya, Seminari Garum pada awalnya juga sekaligus merupakan Seminari Tinggi (bagi para calon CM ketika itu), disamping pendidikan seminari menengah. Seminari Garum didirikan oleh para perintis Gereja Keuskupan Surabaya, para Romo CM, sebagai salah satu \"puncak\" karya misi bagi Keuskupan Surabaya.[3]", "question_text": "Tahun berapa Seminari Garum didirikan?", "answers": [{"text": "1948", "start_byte": 243, "limit_byte": 247}]} {"id": "2901290337667878427-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Siapa pencipta wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Begawan Byasa", "start_byte": 152, "limit_byte": 165}]} {"id": "-839292871785744937-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "Apa ibukota Kalimantan Selatan ?", "answers": [{"text": "Banjarmasin", "start_byte": 132, "limit_byte": 143}]} {"id": "-4915034251204369470-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pete Docter", "passage_text": "Docter lahir di Bloomington, Minnesota, anak dari Rita Margaret (Kanne) dan David Reinhardt Docter. keluarga ibunya adalah Denmark-Amerika. Ia dibesarkan tertutup dan terisolasi secara sosial. Dia sering bermain di sungai di samping rumahnya, berpura-pura menjadi Indiana Jones dan bertindak keluar adegan. Teman sekelas SMPnya menyebut dia sebagai \"anak ini benar-benar tinggi, tetapi kerap canggung, pengganggu sekolah mendatanginya karena perubahan suaranya pada masa pubertas yang sangat kasar \".", "question_text": "siapakah orang tua Pete Docter?", "answers": [{"text": "Rita Margaret (Kanne) dan David Reinhardt Docter", "start_byte": 50, "limit_byte": 98}]} {"id": "7746870404058276605-0", "language": "indonesian", "document_title": "Psikoanalisis", "passage_text": "\nPsikoanalisis adalah cabang ilmu yang dikembangkan oleh Sigmund Freud dan para pengikutnya, sebagai studi fungsi dan perilaku psikologis manusia. Sigmund Freud sendiri dilahirkan di Moravia pada tanggal 6 Mei 1856 dan meninggal di London pada tanggal 23 September 1939.[1] Pada mulanya istilah psikoanalisis hanya dipergunakan dalam hubungan dengan Freud saja, sehingga \"psikoanalisis\" dan \"psikoanalisis\" Freud sama artinya. Bila beberapa pengikut Freud dikemudian hari menyimpang dari ajarannya dan menempuh jalan sendiri-sendiri, mereka juga meninggalkan istilah psikoanalisis dan memilih suatu nama baru untuk menunjukan ajaran mereka. Contoh yang terkenal adalah Carl Gustav Jung dan Alfred Adler, yang menciptakan nama \"psikologi analitis\" (English: analitycal psychology) dan \"psikologi individual\" (English: individual psychology) bagi ajaran masing-masing.[2]", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan psikoanalis ?", "answers": [{"text": "cabang ilmu yang dikembangkan oleh Sigmund Freud dan para pengikutnya, sebagai studi fungsi dan perilaku psikologis manusia", "start_byte": 22, "limit_byte": 145}]} {"id": "6647929804914473300-1", "language": "indonesian", "document_title": "Menara Eiffel", "passage_text": "Dinamai sesuai nama perancangnya, Gustave Eiffel , Menara Eiffel adalah bangunan tertinggi di Paris dan salah satu struktur terkenal di dunia.[1] Lebih dari 200.000.000 orang telah mengunjungi menara ini sejak pembangunannya tahun 1889,[2] termasuk 6.719.200 orang tahun 2006,[3] menjadikannya monumen berbayar yang paling banyak dikunjungi di dunia.[4][5] Termasuk antena setinggi 24 m (79 kaki), struktur ini memiliki tinggi 325 m (1.063 kaki) sejak 2000, yang sama dengan bangunan konvensional bertingkat 81.\n", "question_text": "Siapakah nama arsitek Eiffel?", "answers": [{"text": "Gustave Eiffel", "start_byte": 34, "limit_byte": 48}]} {"id": "144174642026040299-9", "language": "indonesian", "document_title": "Ghana Airways", "passage_text": "\nAkhir 1990an Ghana Airways membuka rute ke Johannesburg (bekerjasama dengan South African Airways)[13], Baltimore dan Maryland di Amerika Serikat, Dubai, dan Beirut (rute ini ditutup 30 tahun sebelumnya)[14], serta Banjul (bekerjasama dengan Gambia International Airlines. Namun, pada Januari 2002, sekelompok penumpang yang tidak puas (yang akan berangkat ke Baltimore) mengancam akan membakar kantor Ghana Airways dan pesawat DC-10nya di Bandara Banjul, Gambia akibat ditelantarkan oleh pihak maskapai (masalah jadwal dan ketepatan waktu penerbangan)[15]. Ghana Airways, seperti beberapa maskapai lainnya (yang berhenti beroperasi) mulai terjerat masalah keuangan. Hal ini terbukti dari disitanya sebuah pesawat DC-10 maskapai ini di Bandara Heathrow pada bulan Juni 2002 oleh krediturnya dari Inggris akibat keterlambatan pembayaran utang sebesar 4 juta poundsterling[16]. Namun, pesawat itu akhirnya dilepaskan. Setelah itu, Sam Jonah, CEO Ghana Airways mengakui bahwa maskapai ini terjerat utang sebesar 160 juta dolar Amerika dan perlu bantuan luar negeri untuk dapat melunasinya. Nationwide Airlines dan British Midland tertarik membeli atau merestrukturisasi maskapai ini.", "question_text": "apakah alasan Ghana Airways dihentikan?", "answers": [{"text": "terjerat utang sebesar 160 juta dolar Amerika", "start_byte": 987, "limit_byte": 1032}]} {"id": "-1761820526954788813-2", "language": "indonesian", "document_title": "AirAsia", "passage_text": "Awalnya AirAsia dimiliki oleh DRB-HICOM milik Pemerintah Malaysia namun maskapai ini memiliki beban yang berat dan akhirnya dibeli oleh mantan eksekutif Time Warner, Tony Fernandes, dengan harga simbolik 1 Ringgit pada 2 Desember 2001. Tony melakukan turnaround dan AirAsia berhasil membukukan laba pada 2002 dengan berbagai rute baru dan harga promosi serendah 10 RM bersaing dengan Malaysia Airlines.", "question_text": "Siapa pemilik Air Asia?", "answers": [{"text": "Tony Fernandes", "start_byte": 166, "limit_byte": 180}]} {"id": "-812576694131868360-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter One Piece", "passage_text": "Tokoh utama dalam serial ini adalah Monkey D. Luffy, seorang bajak laut muda yang bermimpi untuk menggantikan Gol D. Roger, mantan Raja Bajak Laut (Pirate King) yang telah meninggal, dengan jalan menemukan harta karun legendaris miliknya, \"One Piece\". Selama perjalanannya, Luffy merekrut beragam anggota kru untuk kelompok bajak lautnya, Bajak Laut Topi-Jerami, termasuk di antaranya ahli pedang Roronoa Zoro, navigator Nami, inventor dan penembak jitu Usopp, koki dan ahli bela diri Sanji, rusa antropomorfis dan dokter Tony Tony Chopper, arkeolog Nico Robin, cyborg ahli kapal Franky, dan musisi kerangka-hidup Brook. Bersama mereka mengarungi laut untuk mencapai mimpi mereka, menghadapi bajak laut lain, bounty hunter, organisasi kriminal, revolusioner, agen rahasia, dan tentara World Government, serta beragam teman dan musuh lain.", "question_text": "siapakah karakter uatama anime One Piece?", "answers": [{"text": "Monkey D. Luffy", "start_byte": 36, "limit_byte": 51}]} {"id": "-3862908871334095547-4", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad bersama pengikut awal mendapati berbagai bentuk perlawanan dan penyiksaan dari beberapa suku Mekkah. Seiring penganiayaan yang terus berlanjut, Muhammad membenarkan beberapa pengikutnya hijrah ke Habsyah, sebelum Muhammad memulai misi hijrah ke Madinah pada tahun 622. Peristiwa hijrah menandai awal penanggalan Kalender Hijriah dalam Islam. Di Madinah, Muhammad menyatukan suku-suku di bawah Piagam Madinah. Setelah delapan tahun bertahan atas serangan suku-suku Mekkah, Muhammad mengumpulkan 10.000 Muslim untuk mengepung Mekkah. Serangan tidak mendapat perlawanan berarti dan Muhammad mengambil alih kota dengan sedikit pertumpahan darah. Ia menghancurkan berhala-hala. Pada tahun 632, beberapa bulan setelah kembali ke Madinah usai menjalani Haji Wada, Muhammad jatuh sakit dan kematian. Muhammad meninggalkan Semenanjung Arab yang telah bersatu dalam pemerintahan tunggal Islam dan sebagian besar telah menerima Islam.", "question_text": "apakah penyebab kematian Nabi Muhammad SAW?", "answers": [{"text": "jatuh sakit", "start_byte": 775, "limit_byte": 786}]} {"id": "4356626515756432648-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah perkeretaapian di Indonesia", "passage_text": "Kehadiran kereta api di Indonesia diawali dengan pencangkulan pertama pembangunan jalan kereta api di desa Kemijen, Jumat tanggal 17 Juni 1864, oleh Gubernur Jenderal Hindia Belanda, Mr. L.A.J Baron Sloet van den Beele. Pembangunan diprakarsai oleh \"Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij\" (NIS) yang dipimpin oleh Ir. J.P de Bordes dari Kemijen menuju desa Tanggung (26 Km) dengan lebar sepur 1435mm. Ruas jalan ini dibuka untuk angkutan umum pada hari Sabtu, 10 Agustus 1867.", "question_text": "Kapan kereta pertama kali beroperasi di Indonesia ?", "answers": [{"text": "10 Agustus 1867", "start_byte": 464, "limit_byte": 479}]} {"id": "7629419428709265098-3", "language": "indonesian", "document_title": "Mansur Al-Hallaj", "passage_text": "Al-Hallaj di lahirkan di kota Thur yang bercorak Arab di kawasan Baidhah, Iran tenggara, pada 866M. Berbeda dengan keyakinan umum, ia bukan orang Arab, melainkan keturunan Persia. Kakeknya adalah seorang penganut Zoroaster dan ayahnya memeluk islam.", "question_text": "Kapan Al-Hallaj lahir ?", "answers": [{"text": "866M", "start_byte": 94, "limit_byte": 98}]} {"id": "2856752660773354786-1", "language": "indonesian", "document_title": "Islam di Malaysia", "passage_text": "Islam di Malaysia diwakili oleh versi Shafi'i dari teologi dan yurisprudensi Sunni.[2][3] Islam diperkenalkan oleh para pedagang yang datang dari Arab, Tiongkok dan India. Peristiwa tersebut mulai terjadi pada abad ke-15. Konstitusi memberikan kebebasan beragama dan menjadikan Malaysia sebuah negara yang secara resmi sekuler, meskipun menjadikan Islam sebagai \"agama Federasi\" untuk melambangkan pengaruhnya pada masyarakat Malaysia.[2][3] Raja umumnya dipandang sebagai pertahanan dari kepercayaan tersebut di negara tersebut.", "question_text": "kapankah Islam masuk ke malaysia?", "answers": [{"text": "abad ke-15", "start_byte": 210, "limit_byte": 220}]} {"id": "1013440729785280791-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendungan Tiga Ngarai", "passage_text": "Bendungan Tiga Jurang atau Bendungan Tiga Ngarai atau Dam Tiga Jurang (Hanzi sederhana: 三峡大坝; pinyin: Sānxiá Dàbà) terletak di Sungai Yangtze (sungai ketiga terpanjang di dunia) di Sandouping, Yichang, provinsi Hubei, Cina. Konstruksi dimulai pada 1994. Bendungan ini akan menjadi bendungan hidroelektrik terbesar di dunia ketika diselesaikan pada tahun 2009. Penampungan ini memulai pengisian pada 1 Juni 2003, dan akan menempati wilayah Tiga Jurang yang indah, antara kota Yichang, Hubei, dan Fuling, Chongqing.", "question_text": "Kapan Bendungan Tiga dibangun?", "answers": [{"text": "1994", "start_byte": 260, "limit_byte": 264}]} {"id": "-5842329751661492282-14", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Pada awal kemerdekaan Indonesia, bekas wilayah Keresidenan Riau dilebur dan tergabung dalam Provinsi Sumatera yang berpusat di Bukittinggi. Seiring dengan penumpasan simpatisan PRRI, Sumatera Tengah dimekarkan lagi menjadi tiga provinsi, yakni Sumatera Utara, Sumatera Tengah, dan Sumatera Selatan. Ketika itu, Sumatera Tengah menjadi basis terkuat dari PRRI, situasi ini menyebabkan pemerintah pusat membuat strategi memecah Sumatera Tengah dengan tujuan untuk melemahkan pergerakan PRRI..[20] Selanjutnya pada tahun 1957, berdasarkan Undang-undang Darurat Nomor 19 tahun 1957,[21] Sumatera Tengah dimekarkan menjadi tiga provinsi yaitu Riau, Jambi dan Sumatera Barat. Kemudian yang menjadi wilayah provinsi Riau yang baru terbentuk adalah bekas wilayah Kesultanan Siak Sri Inderapura dan Keresidenan Riau serta ditambah Kampar yang sebelumnya pada masa pendudukan tentara Jepang dimasukkan ke dalam wilayah Rhio Shu.", "question_text": "Kapan riau menjadi sebuah provinsi ?", "answers": [{"text": "1957", "start_byte": 518, "limit_byte": 522}]} {"id": "4949195378154222972-5", "language": "indonesian", "document_title": "Matahari", "passage_text": "Jarak rata-rata Matahari dari Bumi sekitar 149.6juta kilometer (1au), meski jaraknya bervariasi seiring pergerakan Bumi menjauhi perihelion pada bulan Januari hingga aphelion pada bulan Juli.[17] Pada jarak rata-rata ini, cahaya bergerak dari Matahari ke Bumi selama 8 menit 19 detik. Energi sinar Matahari ini membantu perkembangan nyaris semua bentuk kehidupan di Bumi melalui fotosintesis[18] dan mengubah iklim dan cuaca Bumi. Dampak luar biasa Matahari terhadap Bumi sudah diamati sejak zaman prasejarah. Matahari juga dianggap oleh sejumlah peradaban sebagai dewa. Pemahaman ilmiah yang akurat mengenai Matahari berkembang perlahan. Pada abad ke-19, beberapa ilmuwan ternama mulai sedikit tahu tentang komposisi fisik dan sumber tenaga Matahari. Pemahaman ini masih terus berkembang sampai sekarang. Ada sejumlah anomali perilaku Matahari yang belum dapat dijelaskan secara ilmiah.", "question_text": "Berapa jarak bumi dengan matahari ?", "answers": [{"text": "149.6juta kilometer", "start_byte": 43, "limit_byte": 62}]} {"id": "-2319566265371132097-26", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Cilacap", "passage_text": "Bagi penggemar wisata kuliner, Cilacap mempunyai makanan khas yang cukup terkenal, di antaranya tempe mendoan Cilacap, tahu masak, lotek (sejenis pecel), dan tahu brontak dan tentu saja olahan seafood. Apabila anda berkunjung ke pantai teluk penyu, misalnya, anda dapat mencicipi hidangan laut yang tidak kalah lezatnya dengan hidangn sejenis di pusat-pusat wisata kuliner lainnya di Indonesia. Ikan Bakar, Kepiting, Rajungan, Udang dan berbagai jenis hidangan laut dapat dinikmati dengan harga yang terjangkau, tidak perlu merogoh kocek dalam-dalam. Sambil menikmati semilir angin laut di sore atau terang bulan di waktu purnama, hidangan sea food akan terasa lebih nikmat, atau kalau matahari masih bersinar pulau Nusaa Kambangan dapat dinikmati dari dekat.", "question_text": "Apakah makanan khas daerah Cilacap?", "answers": [{"text": "tempe mendoan Cilacap, tahu masak, lotek (sejenis pecel), dan tahu brontak", "start_byte": 96, "limit_byte": 170}]} {"id": "-5510309743349583770-6", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Agung Jawa Tengah", "passage_text": "MAJT diresmikan pada tanggal 14 November 2006 oleh Presiden RI Susilo Bambang Yudoyono. Masjid dengan luas areal tanah 10 Hektar dan luas bangunan induk untuk salat 7.669 meter persegi secara keseluruhan pembangunan Masjid ini menelan biaya sebesar Rp 198.692.340.000.", "question_text": "Berapakah luas kawasan Masjid Agung Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "10 Hektar", "start_byte": 119, "limit_byte": 128}]} {"id": "344644780785952901-0", "language": "indonesian", "document_title": "Morfem", "passage_text": "\nMorfem (English: Morpheme) adalah satuan gramatikal terkecil yang mempunyai makna.[1][2][3][4][5]\nMorfem tidak bisa dibagi kedalam bentuk bahasa yang lebih kecil lagi.[3] Dalam tata bahasa Inggris, Morfem berfungsi untuk membedakan kata jamak (plural), kata masa lampau (past tense), dan sebagainya.[4]\nTata Bahasa Tradisional tidak mengenal konsep maupun istilah morfem, sebab morfem bukanlah satuan dalam sintaksis, dan tidak semua morfem mempunyai makna secara filosofis .[2]", "question_text": "Dari mana kata morfem berasal ?", "answers": [{"text": "English", "start_byte": 9, "limit_byte": 16}]} {"id": "227693079201913761-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teori kesempurnaan media", "passage_text": "Teori kesempurnaan media (English: Media Richness Theory, disingkat MRT) adalah kerangka yang digunakan untuk menggambarkan kemampuan media komunikasi untuk mereproduksi informasi. Teori ini diperkenalkan oleh Richard L. Daft dan Robert H. Lengel pada tahun 1986 sebagai perluasan dari Teori Pengolahan Informasi Sosial.[1] MRT digunakan untuk menentukan peringkat dan mengevaluasi kesempurnaan media komunikasi tertentu, seperti telepon, konferensi video, dan surat elektronik. Misalnya, telepon tidak dapat mereproduksi isyarat sosial yang visual seperti gerakan sehingga media ini kurang sempurna dibandingkan konferensi video yang memungkinkan transmisi gerak dan bahasa tubuh. Berdasarkan teori kontingensi dan teori pemrosesan informasi, MRT menjelaskan bahwa media komunikasi personal yang lebih lengkap biasanya lebih efektif untuk mengkomunikasikan hal-hal yang lebih ambigu daripada media lain yang kurang lengkap.", "question_text": "siapakah penggagas Teori kesempurnaan media?", "answers": [{"text": "Richard L. Daft dan Robert H. Lengel", "start_byte": 210, "limit_byte": 246}]} {"id": "-5989190797873436960-4", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "Tel Aviv adalah kota terbesar kedua dan merupakan pusat keuangan dan teknologi di Israel. Selain itu, kedutaan besar negara lain ada di kota ini. Karena itu, secara umum ibu kota Israel yang lebih dikenal dunia adalah Tel Aviv. Namun Amerika Serikat melalui pernyataan Donald Trump berupaya mengembalikan pengakuan atas Yerusalem sebagai ibu kota Israel dan memindahkan kedutaan besar Amerika Serikat. Hal ini menimbulkan kecaman di berbagai belahan dunia. Sidang darurat Majelis Umum PBB, Kamis 21 Desember 2017 mayoritas akhirnya menentang sikap Amerika dengan 128 suara, dengan 35 suara abstain, dan 9 lainnya mendukung Yerusalem sebagai ibu kota Israel, antara lain Amerika Serikat, Israel, Guatemala, Honduras, Togo, Mikronesia, Nauru, Palau, dan Kepulauan Marshall. Ancaman Donald Trump untuk mencabut dana hibah kepada negara-negara yang menentang keputusan Amerika Serikat tidak diindahkan oleh banyak negara. Bahkan sebelumnya OKI sempat mengadakan Konferensi Tingkat Tinggi darurat untuk menyatukan sikap mengenai ibu kota Yerusalem, yang berakibat kukuhnya keputusan negara-negara Islam di PBB dalam menghadapi klaim Amerika Serikat.[13][14][15]", "question_text": "Apa ibukota Israel ?", "answers": [{"text": "Tel Aviv", "start_byte": 218, "limit_byte": 226}]} {"id": "8554024854223146495-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sri Lanka", "passage_text": "Sri Lanka adalah sebuah republik. Ibu kotanya, Sri Jayawardenapura Kotte, adalah kota pinggiran dari kota terbesar di Sri Lanka, Kolombo. Negara ini terkenal akan produksi tehnya. Produk lain yang juga sangat penting adalah kopi, batu permata, kelapa, karet, dan kayu manis. Sri Lanka sering disebut \"Permata Samudra Hindia\" karena bentuknya dan juga keindahan alamnya.", "question_text": "Apakah ibukota Sri Lanka ?", "answers": [{"text": "Sri Jayawardenapura Kotte", "start_byte": 47, "limit_byte": 72}]} {"id": "-3454962957433131037-2", "language": "indonesian", "document_title": "Adolf Hitler", "passage_text": "Tujuan Hitler adalah mendirikan Orde Baru hegemoni Jerman Nazi yang absolut di daratan Eropa. Sampai saat itu, kebijakan luar dan dalam negerinya bertujuan mencapai Lebensraum (\"ruang hidup\") bagi kaum Jermanik. Ia memerintahkan Jerman dipersenjatai kembali dan Wehrmacht menginvasi Polandia pada bulan September 1939, menyebabkan pecahnya Perang Dunia II di Eropa. Di bawah pemerintahan Hitler, pada tahun 1941 pasukan Jerman dan sekutu Eropanya menduduki sebagian besar Eropa dan Afrika Utara. Tahun 1943, Jerman harus mempertahankan wilayahnya dan mengalami serangkaian kekalahan dalam pertempuran. Pada hari-hari terakhir perang, saat Pertempuran Berlin berlangsung tahun 1945, Hitler menikahi kekasih lamanya, Eva Braun. Tanggal 30 April 1945, kurang dari dua hari kemudian, keduanya bunuh diri agar tidak ditangkap Angkatan Darat Merah, lalu mayat mereka dibakar.", "question_text": "Kapan Hitler dinyatakan meninggal ?", "answers": [{"text": "30 April 1945", "start_byte": 734, "limit_byte": 747}]} {"id": "-2380665150508654972-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iron Man (film)", "passage_text": "Iron Man adalah sebuah film yang berdasarkan tokoh Marvel Comics Iron Man. Film ini disutradarai oleh Jon Favreau dan dibintangi Robert Downey Jr., Gwyneth Paltrow, Terrence Howard, dan Jeff Bridges. Film ini dirilis pada 2 Mei 2008 di Amerika Serikat.", "question_text": "Kapan Iron Man dirilis?", "answers": [{"text": "2 Mei 2008", "start_byte": 222, "limit_byte": 232}]} {"id": "8236164520246025203-14", "language": "indonesian", "document_title": "Lebanon", "passage_text": "\nLebanon adalah sebuah republik demokratis parlementer, yang memberlakukan sebuah sistem khusus yang dikenal sebagai konfesionalisme.[19] Sistem ini, yang dimaksudkan untuk menjamin bahwa konflik sektarian akan dapat dihindari, berupaya untuk secara adil mewakili distribusi demografis aliran-aliran keagamaan dalam pemerintahan. Karena itu, jabatan-jabatan tinggi dalam pemerintahan disediakan untuk anggota-anggota kelompok-kelompok keagamaan tertentu. Misalnya, Presiden Lebanon, haruslah seorang Kristen Katolik Maronit, Perdana Menteri seorang Muslim Sunni, Wakil Perdana Menteri seorang Kristen Ortodoks, dan Ketua Parlemen seorang Muslim Syi'ah.[20][21] Pembagian ini merupakan hasil dari persetujuan tidak tertulis tahun 1943 antara Presiden (Maronit) dan Perdana Menteri waktu itu (Sunni) dan baru diformalkan dengan konstitusi pada tahun 1990.", "question_text": "Bagaimanakah sistem pemerintahan di Lebanon ?", "answers": [{"text": "republik demokratis parlementer, yang memberlakukan sebuah sistem khusus yang dikenal sebagai konfesionalisme", "start_byte": 23, "limit_byte": 132}]} {"id": "2390646241459529430-2", "language": "indonesian", "document_title": "Trilogi Rajawali", "passage_text": "Legenda Pendekar Pemanah Rajawali (射鵰英雄傳), terbit tahun 1957.\nKembalinya Pendekar Pemanah Rajawali (神鵰俠侶), terbit tahun 1959.\nKisah Pedang Langit dan Golok Pembunuh Naga (倚天屠龍記), terbit tahun 1961.", "question_text": "Apakah novel pertama dari Trilogi Rajawali?", "answers": [{"text": "Legenda Pendekar Pemanah Rajawali", "start_byte": 0, "limit_byte": 33}]} {"id": "4201809869660423209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ramayana", "passage_text": "\n\nRamayana (dari bahasa Sanskerta: रामायण, Rāmâyaṇa; yang berasal dari kata Rāma dan Ayaṇa yang berarti \"Perjalanan Rama\") adalah sebuah cerita/kisah kepahlawanan dari India yang digubah oleh Walmiki (Valmiki) atau Balmiki dari cerita Dewi Sita. Cerita epos lainnya adalah Mahabharata.", "question_text": "Siapa yang menciptakan wiracarita Ramayana?", "answers": [{"text": "Walmiki", "start_byte": 211, "limit_byte": 218}]} {"id": "3735401993172238892-4", "language": "indonesian", "document_title": "Wayang Menak", "passage_text": "Cerita Menak disadur dari kepustakaan Persia, judulnya Qissai Emr Hamza. Kitab ini dibuat pada zaman pemerintahan Sultan Harun Al-Rasyid (766 – 809). Sebelum sampai pada saduran bahasa Jawanya, kitab ini lebih dulu dikenal dalam kesusastraan Melayu, dengan judul Hikayat Amir Hamzah. Versi bahasa Jawanya, isi kitab itu sudah berbaur dengan cerita-cerita Panji.", "question_text": "Bahasa apa yang digunakan oleh Wayang Golek Menak?", "answers": [{"text": "Jawa", "start_byte": 187, "limit_byte": 191}]} {"id": "3398253333343326300-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Ponorogo", "passage_text": "Kabupaten Ponorogo terdiri dari 21 kecamatan, 26 kelurahan, dan 281 desa (dari total 666 kecamatan, 777 kelurahan, dan 7.724 desa di Jawa Timur). Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 949.280 jiwa dengan luas wilayah 1.305,70 km² dan sebaran penduduk 727 jiwa/km².[2]", "question_text": "berapakah luas Ponorogo ?", "answers": [{"text": "1.305,70 km²", "start_byte": 224, "limit_byte": 237}]} {"id": "1512234031255721895-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aksara Han tradisional", "passage_text": "jmpl|250px|ka|Literatur dengan aksara tradisional di dalam Kuil Kongtzu Tainan\nAksara Han tradisional atau Hanzi tradisional (traditional Chinese:正體字/繁體字; simplified Chinese:正体字/繁体字; Pinyin: Zhèngtǐzì/Fántĭzì) adalah aksara Han yang tidak mengandung karakter/huruf yang baru dibuat atau tidak memiliki karakter/huruf substitusi setelah tahun 1946. Aksara ini salah satu dari dua jenis aksara standar bahasa Tionghoa tertulis. Jenis lainnya adalah Hanzi sederhana. Bentuk Han tradisional seperti saat ini muncul pertama kali bersamaan dengan munculnya aksara klerikal pada masa Dinasti Han dan stabil digunakan lebih kurang sejak abad ke-5 (zaman Dinasti Selatan dan Utara). Istilah \"\"Han tradisional\" digunakan untuk membedakan aksara ini dengan Hanzi sederhana, aksara standar yang diperkenalkan oleh pemerintah Republik Rakyat Tiongkok di Tiongkok Daratan pada tahun 1950-an. Han tradisional saat ini digunakan secara luas di Taiwan, Hong Kong, Makau, dan kebanyakan komunitas Tionghoa di luar negeri selain Asia Tenggara. Sedangkan Hanzi sederhana digunakan di Tiongkok Daratan, Singapura, dan Malaysia dalam publikasi-publikasi resmi. Debat tentang Han tradisional dan Hanzi sederhana telah menjadi isu lama di antara sesama komunitas Tionghoa.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan Hanzi tradisional?", "answers": [{"text": "aksara Han yang tidak mengandung karakter/huruf yang baru dibuat atau tidak memiliki karakter/huruf substitusi setelah tahun 1946", "start_byte": 247, "limit_byte": 376}]} {"id": "-75627619949041583-23", "language": "indonesian", "document_title": "Herodes yang Agung", "passage_text": "13 SM Herodes menjadikan anak sulungnya, Antipatros (anaknya dari Doris) sebagai ahli warisnya yang pertama.", "question_text": "Siapakah anak pertama Herodes Agung ?", "answers": [{"text": "Antipatros", "start_byte": 41, "limit_byte": 51}]} {"id": "-1121810342392595716-0", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi", "passage_text": "\nOrganisasi (Yunani: ὄργανον, organon - alat) adalah suatu kelompok orang dalam suatu wadah untuk tujuan bersama.", "question_text": "Apa definisi dari organisasi ?", "answers": [{"text": "suatu kelompok orang dalam suatu wadah untuk tujuan bersama", "start_byte": 61, "limit_byte": 120}]} {"id": "2890165438924985792-6", "language": "indonesian", "document_title": "Mukjizat", "passage_text": "Nuh membuat bahtera di padang pasir, ketika Tuhan hendak menenggelamkan kaumnya.\nShaleh berupa unta betina yang tidak boleh disembelih, sebagai hujjah atas kaumnya.\nIbrahim tidak hangus dibakar, karena api yang membakarnya berubah menjadi dingin.\nDaud memiliki suara merdu sehingga makhluk lain pun ikut bertasbih bersamanya, sanggup berbicara dengan burung, dan berhasil mengalahkan Jalut seorang prajurit raksasa dari negeri Filistin, sanggup melunakkan besi dengan tangan kosong.\nYusuf memiliki ketampanan luar biasa dan mampu mentakwilkan mimpi-mimpi.\nYunus bisa hidup di dalam perut ikan nun selama tiga hari.", "question_text": "apakah kelebihan/mukjizat nabi Yunus menurut Islam?", "answers": [{"text": "bisa hidup di dalam perut ikan nun selama tiga hari", "start_byte": 562, "limit_byte": 613}]} {"id": "5445404986916237589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Filsafat", "passage_text": "Filsafat (dari bahasa Yunani φιλοσοφία, philosophia, secara harfiah bermakna \"pecinta kebijaksanaan\" [1][2] ) adalah kajian masalah umum dan mendasar tentang persoalan seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran, dan bahasa [3]. Istilah ini kemungkinan pertama kali diungkapkan oleh Pythagoras (c. 570–495 SM). Metode yang digunakan dalam filsafat antara lain mengajukan pertanyaan, diskusi kritikal, dialektik, dan presentasi sistematik.[4][5] Pertanyaan filosofis klasik antara lain: Apakah memungkinkan untuk mengetahui segala sesuatu dan membuktikanya?[6][7][8] Apa yang paling nyata? Para filsuf juga mengajukan pertanyaan yang lebih praktis dan konkret seperti: Apakah ada cara terbaik untuk hidup? Apakah lebih baik menjadi adil atau tidak adil (jika seseorang bisa lolos begitu saja)[9] Apakah manusia memiliki kehendak bebas?[10]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan filsafat?", "answers": [{"text": "kajian masalah umum dan mendasar tentang persoalan seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran, dan bahasa", "start_byte": 126, "limit_byte": 242}]} {"id": "949168228223931078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemberontakan Heiji", "passage_text": "Pemberontakan Heiji(平治の乱,Heiji no ran) adalah perebutan pengaruh antar klan Taira dan klan Minamoto yang berakhir dengan kudeta terhadap Mantan Kaisar Go-Shirakawa. Peristiwa ini terjadi di Jepang pada 19 Januari 1159 (tahun awal zaman Heiji).", "question_text": "Kapan Pemberontakan Heiji terjadi ?", "answers": [{"text": "19 Januari 1159", "start_byte": 210, "limit_byte": 225}]} {"id": "7733543091055047507-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rock and roll", "passage_text": "Rock and roll (sering ditulis sebagai rock 'n' roll) adalah genre musik yang berkembang di Amerika Serikat pada akhir tahun 1940-an, dan mencapai puncak kepopuleran pada awal tahun 1950-an. Dari Amerika Serikat, genre musik ini tersebar ke seluruh dunia. Rock and roll melahirkan berbagai macam subgenre yang secara keseluruhan dikenal sebagai musik rock.", "question_text": "Kapan musik rock pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1940-an", "start_byte": 124, "limit_byte": 131}]} {"id": "3621982416057961059-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "Siapa presiden pertama Indonesia?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "-7597398783762615307-0", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "\n\n\nRiau (Jawi: رياو) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah pulau Sumatera. Provinsi ini terletak di bagian tengah pantai timur Pulau Sumatera, yaitu di sepanjang pesisir Selat Melaka. Hingga tahun 2004, provinsi ini juga meliputi Kepulauan Riau, sekelompok besar pulau-pulau kecil (pulau-pulau utamanya antara lain Pulau Batam dan Pulau Bintan) yang terletak di sebelah timur Sumatera dan sebelah selatan Singapura. Kepulauan ini dimekarkan menjadi provinsi tersendiri pada Juli 2004. Ibu kota dan kota terbesar Riau adalah Pekanbaru. Kota besar lainnya antara lain Dumai, Selatpanjang, Bagansiapiapi, Bengkalis, Bangkinang, Tembilahan, dan Rengat.", "question_text": "dimanakah letak Riau?", "answers": [{"text": "tengah pantai timur Pulau Sumatera, yaitu di sepanjang pesisir Selat Melaka", "start_byte": 140, "limit_byte": 215}]} {"id": "-6632283751234606296-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (Ottoman Turkish: دولت عليه عثمانیه‎ Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye;[6] sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kesultanan Turki atau Turki saja; (sering pula disebut Kekaisaran Ottoman yang diambil dari ejaan Barat) adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.[7] Setelah 1354, Utsmaniyah melintasi Eropa dan memulai penaklukkan Balkan, mengubah negara Utsmaniyah yang hanya berupa kadipaten kecil menjadi negara lintas benua. Utsmani mengakhiri riwayat Kekaisaran Romawi Timur seiring penaklukan Konstantinopel oleh Mehmed II tahun 1453.[8][9][10]\n\nSepanjang abad ke-16 dan 17, tepatnya pada puncak kekuasaannya di bawah pemerintahan Suleiman Al-Qanuni, Kesultanan Utsmaniyah adalah salah satu negara terkuat di dunia, imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Tenggara, Asia Barat/Kaukasus, Afrika Utara, dan Tanduk Afrika.[11]", "question_text": "Kapan Utsmani berdiri ?", "answers": [{"text": "bawa", "start_byte": 548, "limit_byte": 552}]} {"id": "-6188210229260837457-0", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "jmpl|250px|Perjanjian mengenai pendirian negara Malaysia (dokumen)jmpl|160px|Undang-undang tentang Malaysia 1963\n\nMalaysia adalah sebuah negara federal[1] yang terdiri dari tiga belas negeri (negara bagian) dan tiga wilayah federal di Asia Tenggara dengan luas 329.847 km persegi.[2][3] Ibukotanya adalah Kuala Lumpur, sedangkan Putrajaya menjadi pusat pemerintahan federal. Jumlah penduduk negara ini mencapai 30.697.000 jiwa pada tahun 2015. Negara ini dipisahkan ke dalam dua kawasan — Malaysia Barat dan Malaysia Timur — oleh Kepulauan Natuna, wilayah Indonesia di Laut Tiongkok Selatan.[3] Malaysia berbatasan dengan Thailand, Indonesia, Singapura, Brunei, dan Filipina.[3] Negara ini terletak di dekat khatulistiwa dan beriklim tropika.[3] Kepala negara Malaysia adalah seorang Raja atau seorang Sultan yang dipilih secara bergiliran setiap 5 tahun sekali, hanya negeri-negeri (negara bagian) yang diperintah oleh Raja/Sultan saja yang diperbolehkan mengirimkan wakilnya untuk menjadi Raja Malaysia. Raja Malaysia biasanya memakai gelar Sri Paduka Baginda Yang di-Pertuan Agong[4]. dan pemerintahannya dikepalai oleh seorang Perdana Menteri.[5][6] Model pemerintahan Malaysia mirip dengan sistem parlementer Westminster.[7]", "question_text": "Berapa luas Malaysia?", "answers": [{"text": "329.847 km persegi", "start_byte": 261, "limit_byte": 279}]} {"id": "-5837980982607482267-12", "language": "indonesian", "document_title": "Proyek bom atom Soviet", "passage_text": "Menyadari pengeboman atom kota-kota Jepang: Hiroshima dan Nagasaki pada 1945, Stalin membuat keputusan untuk mempercepat penelitian dan pengembangan, mengekspansi pengembangan reaktor nuklir dan fasilitas penelitian militer di seluruh negeri. Ketika Amerika Serikat mengetes Bom Atom pada 1945 Stalin memutuskan untuk mendorong kaum intelek lebih keras lagi. Mereka menunjuk satu komite spesial yang sepenuhnya didanai. Komite ini dikepalai oleh Beria yang menjadi pemegang wewenang kelompok besar spesialis dalam sains dan industri. Lagi-lagi penting dicatat bahwa Stalin tidak memasukkan petugas militer. Ia malah memosisikan mereka yang dari partai, sipil, dan polisi rahasia sebagai penanggung jawab.", "question_text": "Kapan Uni Soviet memulai industri pembuatan nuklir ?", "answers": [{"text": "1945", "start_byte": 289, "limit_byte": 293}]} {"id": "821569349905942198-2", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Lindstedt", "passage_text": "Lindstedt bermain dalam tenis antar-universitas di Amerika Serikat, bermain pertama kali untuk Universitas Negeri Fresno sebelum pindah ke Universitas Pepperdine, dimana ia menyelesaikan karier antar-universitasnya. Ketika di Pepperdine, ia berpasangan dengan Kelly Gullett pada pertandingan ganda, dan mereka merupakan juara kompetisi tunggal NCAA 1988 yang diselenggarakan di Universitas Georgia, mendapatkan honor All-America untuk kedua tahun berturut-turut.[1]", "question_text": "Apa kejuaraan pertama Robert Lindstedt?", "answers": [{"text": "antar-universitas di Amerika Serikat", "start_byte": 30, "limit_byte": 66}]} {"id": "-282607769624067770-0", "language": "indonesian", "document_title": "Quintessons", "passage_text": "\nQuintessons adalah karakter alien fiksi dari franchise laris dunia, The Transformers. Berdasar dari serial TV Transformers, Quintessons adalah pembuat semua robot Transformers, baik Autobots maupun Decepticons.", "question_text": "Siapa yang menciptakan karakter Autobots?", "answers": [{"text": "Quintessons", "start_byte": 125, "limit_byte": 136}]} {"id": "6294269582698460302-8", "language": "indonesian", "document_title": "Cinta Fitri", "passage_text": "Cinta Fitri menjadi salah satu sinetron kebanggaan yang ditayangkan oleh stasiun televisi SCTV, kemudian pindah ke Indosiar, karena alur ceritanya yang padat, menarik, dan kadang-kadang tidak terduga apa lanjutannya. Ini juga menjadi kunci kesuksesan Cinta Fitri sehingga bisa bertahan hingga musim ke 7 dan tayang selama 4 tahun dari tahun 2007 hingga 2011, dan walaupun setelah Cinta Fitri Season Ramadhan selesai tayang beberapa orang mulai mengkritik jalan cerita Cinta Fitri yang terlihat semakin dibuat-buat dan tidak sebaik jalan cerita season-season sebelumnya[1], kenyataannya Cinta Fitri Season 5 justru lebih banyak mendapat pujian dan dalam sekejap menduduki rating tertinggi[2]. Ini menandakan bahwa Cinta Fitri memang masih digemari oleh masyarkat Indonesia.", "question_text": "tahun berapakah Cinta Fitri dimulai?", "answers": [{"text": "2007", "start_byte": 341, "limit_byte": 345}]} {"id": "-316544546675159602-2", "language": "indonesian", "document_title": "RCTI", "passage_text": "RCTI menerima izin siaran pada 1 Januari 1987 di Jakarta dan sekitarnya dengan dekoder. RCTI berdiri pada 21 Agustus 1987 di Jakarta dan dibangun di atas tanah seluas 10 Hektar. Pada 13 November 1988, RCTI melakukan siaran percobaan pertama kali, selama 4 jam sehari dengan dekoder.", "question_text": "kapankah RCTI didirikan?", "answers": [{"text": "21 Agustus 1987", "start_byte": 106, "limit_byte": 121}]} {"id": "-3004010330808380424-0", "language": "indonesian", "document_title": "Seoul Munmyo", "passage_text": "Seoul Munmyo adalah sebuah kuil yang terletak di Seoul, Korea Selatan.[1] Didirikan pada zaman Dinasti Joseon pada tahun 1398, merupakan kuil Konfusius yang tertua di Korea.[1] Kuil yang terletak di dalam kompleks Universitas Seonggyungwan, yang juga merupakan akademi Konfusius tertua di Korea, dilestarikan Pemerintah Korea Selatan sebagai Situs Bersejarah Nomor 143.[2][3]", "question_text": "Kapan kuil Seoul Munmyo berdiri ?", "answers": [{"text": "1398", "start_byte": 121, "limit_byte": 125}]} {"id": "-3989735017373228029-2", "language": "indonesian", "document_title": "Djoko Suryo", "passage_text": "Djoko mengikuti sekolah di sekolah umum karena dorongan sang ayah, Sjaba’an, dan ibunda, Siti Chodidjah. Sang ayah menekankan kepadanya untuk mengikuti sekolah umum dan juga sekolah madrasah karena memang sejak awal ia diharapkan dapat menjadi seorang guru yang berpendidikan. Sang ayah yang berprofesi sebagai petani merangkap pamong desa, selalu mendorongnya, satu dari enam anaknya, untuk terus belajar guna merealisasikan harapan mulia sang ayah.", "question_text": "siapakah orang tua Djoko Suryo?", "answers": [{"text": "ayah, Sjaba’an, dan ibunda, Siti Chodidjah", "start_byte": 61, "limit_byte": 105}]} {"id": "-4559430252739697727-15", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Korea", "passage_text": "Dengan berkuasanya pemerintahan militer, Jenderal John R. Hodge secara langsung mengontrol Korea Selatan (USAMGIK 1945–48).[21] Ia memperkuat kontrolnya dengan cara: pertama, mengembalikan kekuasaan administrator-administrator kunci kolonial Jepang dan juga polisi kolabolatornya; kedua menolak pengakuan USAMGIK terhadap Republik Rakyat Korea (Agustus–September 1945)—pemerintahan sementara Korea yang mulai berkuasa di semenanjung Korea—karena dianggap sebagai komunis. Kebijakan AS, yang menolak pemerintahan populer di Korea, menimbulkan gejolak dalam masyarakat, dan mengakibatkan munculnya Perang Saudara Korea.[9] Pada 3 September 1945, Letnan Jendral Yoshio Kozuki, komandan, Tentara Wilayah ke-17 Jepang, menghubungi Hodge, mengatakan bahwa tentara Soviet mulai bergerak ke arah selatan lintang 38 derajat di Kaesong. Hodge mempercayai keakuratan informasi itu.[14]", "question_text": "Kapan perang saudara di Korea terjadi ?", "answers": [{"text": "Agustus–September 1945", "start_byte": 347, "limit_byte": 371}]} {"id": "1715955047059128247-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Ternate", "passage_text": "Luas wilayah Kota Ternate 5.795, 4km², terdiri dari luas perairan 5.544,55 km² dan luas daratan 250,85 km². Secara Administrasi Pemerintahan Kota Ternate terbagi atas 7 (tujuh) kecamatan dan 77 (tujuh puluh tujuh) kelurahan, masing-masing:", "question_text": "Berapa luas Kota Ternate?", "answers": [{"text": "5.795, 4km²", "start_byte": 26, "limit_byte": 38}]} {"id": "4986276789489407278-9", "language": "indonesian", "document_title": "Assassin's Creed", "passage_text": "Abstergo Industries adalah waralaba konglomerat mega-korporasi yang memiliki banyak cabang, dijalankan diam-diam oleh Ksatria Templar modern. Perusahaan tersebut adalah antagonis utama versi masa kini dari serial permainan. Abstergo diam-diam menciptakan \"Animus,\" sebuah perangkat yang memungkinkan penggunanya untuk menghidupkan \"menghidupkan kembali\" dan mengalami memori dari pendahulu genetiknya berdasarkan pertalian darah memalui simulasi virtual. Penggunaan berlebih pada Animus menyebabkan \"efek perdarahan,\" yang mengakibatkan pengguna memeroleh keahlian dan kemampuan dari pendahulunya, tetapi juga membahayakan pengguna karena dapat merusak ingatannya, menyebabkan gejala seperti demensia, kegilaan, gangguan identitas disosiatif, atau kerusakan otak. Abstergo berusaha menemukan lokasi dari beberapa artefak historis, yang dikenal sebagai \"Piece of Eden.\" Artefak tersebut memegang kekuatan besar, dan mampu mengontrol kehendak bebas. Abstergo ingin menggunakannya untuk menyingkirkan kehendak bebas dan menggiring umat manusia ke dalam satu kelompok berserikat, sedangkan para Assassin menentangnya. Untuk menemukan Piece of Eden, Abstergo menculik orang-orang yang pendahulunya dicurigai memiliki interaksi yang diduga atau dipastikan secara historis dengan perangkat tersebut, memaksa orang yang diculik untuk menggunakan Animus dan mencari petunjuk memori pendahulu melalui Animus.", "question_text": "siapakah karakter antagonis di Assassin's Creed?", "answers": [{"text": "Ksatria Templar", "start_byte": 118, "limit_byte": 133}]} {"id": "7211785762060583913-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pribumi-Australia", "passage_text": "Pribumi-Australia atau biasa disebut bangsa Aborigin-Australia atau Ambon-Australia adalah penduduk asli/awal benua Australia dan kepulauan disekitarnya, termasuk juga mencakup Tasmania dan kepulauan selat Torres. Bentuk fisik orang Aborigin-Australia mirip orang Papua, karena memang keturunan orang Papua yang menjelajah ke benua Australia, sikitar 40.000 tahun lalu. dalam perkembangannya, bentuk fisik mereka saat ini rata-rata lebih kecil dan lebih pendek dari orang Papua. rambut mereka juga keriting, namun sebagian warnanya sudah kemerah-merahan atau cokelat pucat, sedangkan warna kulit mereka gelap [3]", "question_text": "Apakah suku asli Australia?", "answers": [{"text": "bangsa Aborigin-Australia", "start_byte": 37, "limit_byte": 62}]} {"id": "-924292305700962467-0", "language": "indonesian", "document_title": "Chelsea F.C.", "passage_text": "Chelsea Football Club /ˈtʃɛlsiː/ adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang bermarkas di Fulham, London. Chelsea didirikan pada tahun 1905 dan kini berkompetisi di Liga Utama Inggris.", "question_text": "kapankah chealsea FC didirikan?", "answers": [{"text": "1905", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "-6461924273269842300-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Trenggalek", "passage_text": "Kabupaten Trenggalek, (Hanacaraka: ꦏꦧꦸꦥꦠꦺꦤ꧀​ꦠꦽꦁꦒꦭꦺꦏ꧀, Kabupatèn Trenggalèk) adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Pusat pemerintahannya berada di Kecamatan Trenggalek yang berjarak 180km dari Surabaya, ibu kota Provinsi Jawa Timur. Kabupaten ini menempati wilayah seluas 1.205,22km² yang dihuni oleh ±700.000 jiwa.[1] Letaknya di pesisir pantai selatan dan mempunyai batas wilayah sebelah utara dengan Kabupaten Ponorogo; sebelah timur dengan Kabupaten Tulungagung; sebelah selatan dengan Samudera Hindia ; dan sebelah barat dengan Kabupaten Pacitan.", "question_text": "Dimanakah letak Trenggalek?", "answers": [{"text": "Provinsi Jawa Timur, Indonesia", "start_byte": 139, "limit_byte": 169}]} {"id": "-7282426582816152260-1", "language": "indonesian", "document_title": "Raja Hongaria", "passage_text": "Sebelum 1000 M, Hongaria belum diakui sebagai sebuah kerajaan, dan penguasa Hongaria masih bergelar Pangeran Agung (Hungarian: nagyfejedelem). Raja Hongaria pertama, István I, dimahkotai pada 25 Desember 1000 (atau 1 Januari 1001) dengan mahkota yang dikirimkan kepadanya oleh Paus Silvester II atas persetujuan Kaisar Romawi Suci, Otto III.", "question_text": "Siapa nama raja Hongaria pertama ?", "answers": [{"text": "István I", "start_byte": 166, "limit_byte": 175}]} {"id": "2603553518086720626-3", "language": "indonesian", "document_title": "Salim Kancil", "passage_text": "Atas nihilnya tanggapan dari aparat, Salim pun kemudian membentuk Forum Komunikasi Masyarakat Peduli Desa Selok Awar-awar (FORUM) yang terdiri dari 11 warga untuk angkatan pertama, yakni Tosan, Iksan Sumar, Ansori, Sapari, Abdul Hamid, Turiman, Muhammad Hariyadi, Rosyid, Mohammad Imam, dan Ridwan. Mereka mulai melakukan gerakan advokasi protes perihal penambangan pasir yang mengakibatkan rusaknya lingkungan di desa Selok Awar-awar, dengan cara bersurat kepada Pemerintahan Desa Selok Awar-Awar, Pemerintahan Kecamatan Pasirian bahkan kepada Pemerintahan Kabupaten Lumajang.\nPada Juni, kelompok ini menyurati Bupati Lumajang As'at Malik untuk meminta audiensi tentang penolakan tambang pasir, tapi tidak mendapatkan tanggapan.\nPada 9 September 2015, FORUM melakukan aksi damai dengan cara memberhentikan aktivitas penambangan pasir dan truk muatan pasir di Balai Desa Selok Awar-Awar yang menghasilkan surat pernyataan dari Kepala desa Selok Awar-Awar untuk menghentikan penambangan pasir.\nPada hari yang sama, Salim dan warga yang menolak tambang pasir tersebut mengaku mendapat ancaman pembunuhan. Menurut mereka pengirimnya adalah tim 12 yang diketuai Desir.\nWarga melaporkannya kepada aparat, tapi sekali lagi, tidak mendapatkan tanggapan.\n25 September 2015, FORUM merencanakan aksi penolakan tambang pasir pada Sabtu, 26 September pukul 07:30 pagi.\n26 September 2015, Tosan, rekan Salim, mulai aksi pada pukul 07:00 dengan menyebar selebaran aksi damai tolak tambang di depan rumahnya bersama Imam. Kemudian ada satu orang yang melintas dan membaca selebaran tersebut sambil memarahi Tosan dan Imam. Enam puluh menit kemudian, Salim didatangi oleh puluhan orang di rumahnya. Ia diseret ke Balai Desa dan dianiaya hingga meninggal dunia.", "question_text": "Apa penyebab kematian Salim Kancil?", "answers": [{"text": "diseret ke Balai Desa dan dianiaya", "start_byte": 1686, "limit_byte": 1720}]} {"id": "-5419113435054091696-0", "language": "indonesian", "document_title": "Habitat", "passage_text": "Habitat adalah tempat suatu makhluk hidup tinggal dan berkembang biak. Pada dasarnya, habitat adalah lingkungan—lingkungan fisik—di sekeliling populasi suatu spesies yang memengaruhi dan dimanfaatkan oleh spesies tersebut. Menurut Clements dan Shelford (1939), habitat adalah lingkungan fisik yang ada di sekitar suatu spesies, atau populasi spesies, atau kelompok spesies, atau komunitas.", "question_text": "Apa itu habitat?", "answers": [{"text": "tempat suatu makhluk hidup tinggal dan berkembang biak", "start_byte": 15, "limit_byte": 69}]} {"id": "-4724242755023447485-5", "language": "indonesian", "document_title": "Howard K. Smith", "passage_text": "Smith tidak dapat meninggalkan Swiss, tapi terus melaporkan dalam batas yang diperbolehkan pemerintah Swiss. Setelah pembebasan Perancis tahun 1944, Smith ditugaskan sebagai wartawan perang garis depan Eropa oleh CBS News. Ia termasuk salah seorang reporter anak buah Edward R. Murrow (Murrow Boys). Di bawah pimpinan Murrow, CBS News menjadi organisasi pemberitaan terkemuka pada zaman itu. Pada bulan Mei 1945, ia kembali ke Berlin untuk melaporkan peristiwa menyerahnya Jerman.", "question_text": "Kapan Howard Kingsbury Smith mulai menjadi wartawan ?", "answers": [{"text": "1944", "start_byte": 143, "limit_byte": 147}]} {"id": "2328738712993857460-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Lisboa (2007)", "passage_text": "\nPerjanjian Lisboa (juga disebut Perjanjian Reformasi) adalah sebuah perjanjian yang disahkan pada tanggal 13 Desember 2007 di Lisboa, Portugal oleh para kepala pemerintahan negara anggota Uni Eropa. Perjanjian ini merupakan pembaruan terhadap Perjanjian Uni Eropa dan Perjanjian Pendirian Komunitas Eropa (Perjanjian Roma). Setelah ratifikasi oleh badan perundangan negara-negara anggota, perjanjian ini akan berlaku mulai Januari 2009.", "question_text": "Kapan Perjanjian Lisboa terjadi ?", "answers": [{"text": "13 Desember 2007", "start_byte": 107, "limit_byte": 123}]} {"id": "5922879363084141775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Joseon", "passage_text": "\nKerajaan Joseon (Korean:대조선국;Hanja:大朝鮮國, sesungguhnya \"Negara Joseon yang Agung\"; juga Chosŏn, Choson, Chosun) merupakan sebuah kerajaan yang didirikann oleh Yi Seong-gye yang berlangsung selama kurang lebih lima abad, dari bulan Juli 1392 sampai Oktober 1897. Secara resmi diganti namanya menjadi Kekaisaran Korea Raya pada bulan Oktober 1897.[1] Didirikan setelah peruntuhan dinasti Goryeo yang beribukota di Kaesong. Setelah mendirikan dinasti baru, Yi Seong-gye memindahkan ibukota kerajaannya yang semula di Kaesong, bergeser agak ke selatan di wilayah Hanseong, yang sekarang disebut Seoul. Perbatasan utara kerajaan diperluas ke batas-batas alam di Yalu dan Sungai Tumen melalui penaklukkan dari suku Jurchen. Joseon merupakan dinasti terakhir Korea dan merupakan dinasti Konfusianisme yang berumur terpanjang.", "question_text": "Berapa lama dinasti Joseon memerintah ?", "answers": [{"text": "lima abad, dari bulan Juli 1392 sampai Oktober 1897", "start_byte": 226, "limit_byte": 277}]} {"id": "-2807260314184800838-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "kapankah Google didirikan pertama kali?", "answers": [{"text": "4 September 1998", "start_byte": 215, "limit_byte": 231}]} {"id": "7402353283336030001-4", "language": "indonesian", "document_title": "Epistemologi", "passage_text": "Kata epistemologi berasal dari bahasa Yunani klasik epistēmē yang berarti \"pengetahuan\" dan akhiran -logi, yang berarti \"wacana\" (berasal dari kata yunani logos yang berarti \"wacana\"). J. F. Ferrier menciptakan epistemologi dalam model 'ontologi', untuk menetapkan bahwa epistemologi merupakan cabang filsafat yang bertujuan untuk menemukan makna dari pengetahuan, dan menyebutnya 'awal yang sesungguhnya' dari filsafat. Kata ini setara dengan konsep Wissenschaftslehre, yang digunakan oleh filsuf jerman Johann Fichte dan Bernard Bolzano untuk proyek-proyek yang berbeda sebelum digunakan kembali oleh Husserl. Para filsuf perancis kemudian memberi istilah épistémologie makna yang sempit sebagai 'teori pengetahuan [théorie de la connaissance].' di antaranya, Émile Meyerson yang membuka karyanya Identitas dan Realitas, yang ditulis pada tahun 1908, dengan catatan bahwa kata 'kemenjadian' setara dengan 'filsafat ilmu pengetahuan'.[9]", "question_text": "siapakah yang menemukan ilmu Epistemologi?", "answers": [{"text": "J. F. Ferrier", "start_byte": 187, "limit_byte": 200}]} {"id": "2762941664155064783-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hikayat Genji", "passage_text": "\nHikayat Genji(源氏物語,Genji Monogatari) atau Kisah Genji adalah karya sastra klasik Jepang berbentuk novel yang ditulis Murasaki Shikibu di pertengahan zaman Heian. Hikayat ini disebut-sebut dalam buku sejarah terbitan tahun 1001, namun penulisannya dianggap belum selesai pada tahun tersebut.", "question_text": "Kapan Hikayat Genji ditulis?", "answers": [{"text": "pertengahan zaman Heian", "start_byte": 146, "limit_byte": 169}]} {"id": "956378705481863622-2", "language": "indonesian", "document_title": "Melly Goeslaw", "passage_text": "Sebelum dikenali umum sebagai Melly Goeslaw, ia bersama suaminya terlebih dahulu mendirikan grup musik Potret yang mana Melly menjadi vokalis grup itu. Melly yang menganut agama Islam bernikah dengan Anto Hoed pada tahun 1995 silam.[2] Kini mereka dikaruniai dua orang anak lelaki yang diberi nama-nama yang cukup unik. Anak pertama mereka Anakku Lelaki Hoed (Ale) lahir pada 22 Agustus 2000, disusul anak kedua mereka Pria Bernama Hoed (Abe) yang lahir 9 Mei 2003. Selain telah mengorbitkan banyak penyanyi Melly Goeslaw adalah seorang komposer yang sangat hebat, dia mampu menciptakan lagu - lagu yang tidak kalah hebat, seperti dialbum solonya yang pertama \"melly\" , Melly mengajak Ari Lasso untuk berduet dengannya, dan lagu tersebut berjudul \"Jika\", lagu itu sukses dipasaran.", "question_text": "Kapan Meliana Cessy Goeslaw menikah?", "answers": [{"text": "1995", "start_byte": 221, "limit_byte": 225}]} {"id": "-7609652788520977092-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Apa pengertian dari sel ?", "answers": [{"text": "kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup", "start_byte": 28, "limit_byte": 125}]} {"id": "-1943324183593144303-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapa yang menemukan Tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "5916043968756176191-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "Berapa luas negara Denmark ?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "-3321145413565820941-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Bandar Lampung", "passage_text": "Kota Bandar Lampung memiliki luas wilayah daratan 169,21km² yang terbagi ke dalam 20 Kecamatan dan 126 Kelurahan dengan populasi penduduk 1.015.910[1] jiwa (berdasarkan data tahun 2017). Saat ini kota Bandar Lampung merupakan pusat jasa, perdagangan, dan perekonomian di provinsi Lampung.", "question_text": "Berapa luas kota Lampung?", "answers": [{"text": "169,21km²", "start_byte": 50, "limit_byte": 60}]} {"id": "329681371818212752-7", "language": "indonesian", "document_title": "Ular", "passage_text": "Ular memakan mangsanya bulat-bulat, tanpa dikunyah menjadi keping-keping yang lebih kecil. Gigi di mulut ular tidak memiliki fungsi untuk mengunyah, melainkan sekadar untuk memegang mangsanya agar tidak mudah terlepas. Agar lancar menelan, ular biasanya memilih menelan mangsa dengan kepalanya lebih dahulu.", "question_text": "Apa fungsi gigi pada ular?", "answers": [{"text": "memegang mangsanya agar tidak mudah terlepas", "start_byte": 173, "limit_byte": 217}]} {"id": "-4010897308275291515-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Al-Akbar", "passage_text": "\nMasjid Nasional Al Akbar (atau biasa disebut Masjid Agung Surabaya) ialah masjid terbesar kedua di Indonesia yang berlokasi di Kota Surabaya, Jawa Timur setelah Masjid Istiqlal di Jakarta. Posisi masjid ini berada di samping Jalan Tol Surabaya-Porong. Ciri yang mudah dilihat adalah kubahnya yang besar didampingi 4 kubah kecil yang berwarna biru. Serta memiliki satu menara yang tingginya 99 meter.", "question_text": "Apakah masjid terbesar di Jawa?", "answers": [{"text": "Masjid Nasional Al Akbar", "start_byte": 1, "limit_byte": 25}]} {"id": "-1595669549719938370-4", "language": "indonesian", "document_title": "ENIAC", "passage_text": "ENIAC mendapatkan pemberitaan yang luas karena ukurannya yang besar. Ia memiliki 17.468 tabung vakum, 7.200 diode kristal, 1.500 pemancar, 70.000 resistor, 10.0000 kapasitor dan sekitar 5 juta sambungan yang disolder dengan tangan. Beratnya 27 ton dan ukurannya 2,4 m x 0,9 m x 30 m. ENIAC mengambil luas sekitar 167 m² dan mengonsumsi energi sebesar 160kW.", "question_text": "berapakah berat komputer pertama kali?", "answers": [{"text": "27 ton", "start_byte": 241, "limit_byte": 247}]} {"id": "7614506146033238878-21", "language": "indonesian", "document_title": "Fang Xuanling", "passage_text": "Tahun 648, Fang merampungkan proyek penyuntingan Kitab Jin, sejarah resmi Dinasti Jin, dimana ia berperan sebagai editor kepala. Tahun itu pula ia jatuh sakit ketika sedang menggantikan kaisar mengurus pemerintahan di ibukota, saat itu kaisar sedang berlibur di istana musim panas Yuhua (di Tongchuan, Shaanxi). Kaisar memanggilnya ke Istana Yuhua dan memerintahkan pelayan kerajaan untuk merawatnya. Penyakitnya sempat membaik sebentar sebelum akhirnya bertambah parah. Dalam keadaan sakit, ia menyampaikan pesan terakhirnya pada kaisar, satu-satunya kekhawatirannya yang terbesar adalah kemarahan kaisar terhadap Kerajaan Goguryeo, untuk itu ia menulis sebuah petisi yang meminta kaisar untuk mengurungkan niatnya menyerang Goguryeo. Setelah membaca petisi itu, Kaisar Taizong berkata pada Putri Gaoyang, “Ia sudah sakit sedemikian parah, namun ia masih sempat mengkhawatirkan kekaisaran ini.” Ia lalu mengunjungi Fang secara pribadi untuk menyampaikan salam perpisahan. Pada musim gugur tahun itu, Fang menghembuskan napas terakhirnya di Istana Yuhua. Ia dimakamkan di dekat makam Permaisuri Zhangsun.", "question_text": "Kapan Fang Qiao meninggal ?", "answers": [{"text": "648", "start_byte": 6, "limit_byte": 9}]} {"id": "5071308119232155632-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Patah", "passage_text": "Raden Patah (Jawa: ꦫꦢꦺꦤ꧀ꦦꦠꦃcode: jav promoted to code: jv ) alias Jin Bun (Hanzi: 靳文, Pinyin: Jìn Wén) bergelar Senapati Jimbun[1] atau Panembahan Jimbun[2](lahir: Palembang, 1455; wafat: Demak, 1518) adalah pendiri dan sultan Demak pertama dan memerintah tahun 1500-1518. Menurut kronik Tiongkok dari Kuil Sam Po Kong Semarang, ia memiliki nama Tionghoa yaitu Jin Bun tanpa nama marga di depannya, karena hanya ibunya yang berdarah Tionghoa. Jin Bun artinya orang kuat.[3] Nama tersebut identik dengan nama Arabnya \"Fatah (Patah)\" yang berarti kemenangan. Pada masa pemerintahannya Masjid Demak didirikan, dan kemudian ia dimakamkan di sana.", "question_text": "Siapa raja Demak pertama ?", "answers": [{"text": "Raden Patah", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "1986663442150421662-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laut dalam", "passage_text": "\nLaut dalam adalah lapisan terbawah dari lautan, berada di bawah lapisan thermocline pada kedalaman lebih dari 1828 m. Sangat sedikit atau bahkan tidak ada cahaya yang dapat masuk ke area ini, dan sebagian besar organisme bergantung pada material organik yang jatuh dari zona fotik. Karena alasan inilah para saintis mengira bahwa kehidupan di tempat ini akan sangat sedikit, namun dengan adanya peralatan yang dapat menyelam ke kedalaman, ditemukan bahwa ditemukan cukup banyak kehidupan di arena ini.", "question_text": "Berapakah kedalaman laut yang disebut dengan laut dalam?", "answers": [{"text": "1828 m", "start_byte": 111, "limit_byte": 117}]} {"id": "2469630836629285309-0", "language": "indonesian", "document_title": "Justus Heurnius", "passage_text": "Justus Heurnius (lahir di Utrecht, Belanda, 1587 – meninggal di Belanda, 1652, pada umur 65 tahun) adalah seorang pendeta Belanda yang dikenal karena pelayanannya di Saparua dan partisipasinya dalam penerjemahan Alkitab ke dalam bahasa Melayu yang menjadi cikal bakal Alkitab bahasa Indonesia.", "question_text": "Kapan Justus Heurnius lahir ?", "answers": [{"text": "1587", "start_byte": 44, "limit_byte": 48}]} {"id": "-689865655026363268-0", "language": "indonesian", "document_title": "Frekuensi audio", "passage_text": "Frekuensi suara atau frekuensi audio yaitu getaran frekuensi yang terdengar oleh manusia dengan standard antara 20 hertz sampai dengan 20.000 hertz.\nMenurut sistem pendengaran manusia di bagi menjadi tiga kelompok, yaitu frekuensi infrasonik, dengan rentang 0-20 Hz, frekuensi audible, 20-20.000 Hz, dan frekuensi ultrasonik, dengan rentang > 20.000 Hz", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan frekuensi audio?", "answers": [{"text": "getaran frekuensi yang terdengar oleh manusia dengan standard antara 20 hertz sampai dengan 20.000 hertz", "start_byte": 43, "limit_byte": 147}]} {"id": "2680563878349496556-1", "language": "indonesian", "document_title": "Red Hat", "passage_text": "Pada tahun 1993, Bob Young mendirikan ACC Corporation, bisnis katalog yang menjual aksesori perangkat lunak Linux dan Unix. Pada tahun 1994, Bob Young membuat distribusi Linux sendiri yang dinamai Red Hat Linux. Ia merilisnya pada Oktober tahun tersebut, dan dikenal sebagai rilis Halloween. Young membeli bisnis Ewing pada tahun 1995, dan keduanya bergabung menjadi Red Hat Software, dengan Young menjabat sebagai CEO.", "question_text": "Siapakah pendiri Red Hat?", "answers": [{"text": "Bob Young", "start_byte": 141, "limit_byte": 150}]} {"id": "3276942661834849618-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hotel California (lagu)", "passage_text": "\"Hotel California\" adalah judul lagu dari album dengan nama yang sama karya Eagles dan dirilis sebagai singel pada bulan Februari 1977. Kredit penulisan untuk lagu dibagi oleh Don Felder, Don Henley dan Glenn Frey. Perekaman asli Eagles dari lagu ini menampilkan Henley menyanyikan vokal dan diakhiri dengan bagian diperpanjang dari interaksi gitar listrik antara Felder dan Joe Walsh.", "question_text": "Siapakah vokali Hotel California?", "answers": [{"text": "Henley", "start_byte": 263, "limit_byte": 269}]} {"id": "-3490295784041838171-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shekel baru Israel", "passage_text": "Shekel baru Israel (Hebrew: שקל חדש‎, Shekel Ḥadash) (tanda: ₪; akronim: ש״ח, kode: ILS) (juga dieja sheqel; pl. shekalim pelafalan shkalim - שקלים, Arab: شيقل جديد, shiqel jadid atau شيكل جديد shikel jadid) adalah mata uang negara Israel. Shekel terbagi menjadi 100 agorot (אגורות) (sing. agora, Ibrani: אגורה).", "question_text": "apakah nama mata uang Israel?", "answers": [{"text": "Shekel", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "-2869524876687282800-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "Siapakah pencipta novel Harry Potter?", "answers": [{"text": "J. K. Rowling", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "1013703000028717705-17", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah istimewa", "passage_text": "UU 44/1999 tentang Penyelenggaraan Keistimewaan Provinsi Daerah Istimewa Aceh merupakan undang-undang pertama yang khusus mengatur Aceh. Undang-undang ini termasuk undang-undang pendek, sebab hanya terdiri dari 13 pasal.", "question_text": "Kapan Aceh diangkat menjadi daerah Istimewa ?", "answers": [{"text": "1999", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "-7079279670194229764-5", "language": "indonesian", "document_title": "Aria Wiraraja", "passage_text": "Dikenal ada 3 versi tentang kelahiran Arya Wiraraja. Pertama, versi dari penulis Sumenep bahwa ia dilahirkan di desa Karang Nangkan, Kecamatan Ruberu, Kabupaten Sumenep. Kedua, versi tradisional Bali di mana menurut \"Babad Manik Angkeran\", ia dilahirkan di Desa Besakih, Rendang, Karangasem, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem, Bali. Ketiga, menurut Mansur Hidayat, seoarang penulis sejarah Lumajang, bahwa ia dilahirkan di dusun Nangkaan, Desa Ranu Pakis, Kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang. Hal ini berdasarkan analisanya di mana Pararaton tentang pemindahan Arya Wiraraja ke Sumenep dalam rangka \"dinohken\" yang berarti \"dijauhkan\", sehingga dimungkinkan ia bukan berasal dari Madura.[1] Kelahiran Arya Wiraraja di wilayah Lumajang (Lamajang) juga dideduksi berdasarkan pemindahan kerajaannya dari Sumenep ke Lamajang pada tahun 1292-1294 Masehi. Sebagai seoarang politisi ulung, tampaknya ia sudah mengenal betul daerah Lamajang. Demikian pun di sekitar Dusun Nangkaan ini terdapat sebuah situs besar yang pernah digali tim \"Balai Arkeologi Yogyakarta\" pada tahun 2007, di mana situs ini dimungkinkan adalah pemukiman dengan komplek peribadatannya. Tentang kelahirannya tokoh ini diperkirakan lahir pada tahun 1232 Masehi karena dalam \"Babad Pararaton\" dinyatakan ketika terjadi ekpedisi Pamalayu, ia berusia sekitar 43 tahun dan menjadi Adipati Sumenep pada usia 37 tahun. Dalam perjalanan politik selanjutnya, nama Banyak Wide atau Arya Wiraraja lebih mencuat dalam sejarah politik di kerajaan Singhasari.", "question_text": "Kapan Aria Wiraraja lahir?", "answers": [{"text": "1232 Masehi", "start_byte": 1221, "limit_byte": 1232}]} {"id": "-1560583246908032070-0", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardo da Pisa", "passage_text": "Leonardo da Pisa atau Leonardo Pisano (1175 - 1250), dikenal juga sebagai Fibonacci, adalah seorang matematikawan Italia yang dikenal sebagai penemu bilangan Fibonacci dan perannya dalam mengenalkan sistem penulisan dan perhitungan bilangan Arab ke dunia Eropa (algorisma).", "question_text": "Kapan Leonardo Pisano lahir?", "answers": [{"text": "1175", "start_byte": 39, "limit_byte": 43}]} {"id": "8605138341366004585-18", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "Film kedua The Beatles, Help!, yang kembali disutradarai oleh Lester, dirilis bulan Juli. Disebutkan sebagai film yang menampilkan lelucon ala Bond, para personel The Beatles maupun kritikus berpendapat masing-masing. McCartney mengatakan: \"Help! adalah film yang bagus, namun bukan film kami – kami cuma bintang tamu. Filmnya menyenangkan, tetapi sebenarnya, untuk ide sebuah film, tampak kurang benar\". (\"Help! was great but it wasn't our film—we were sort of guest stars. It was fun, but basically, as an idea for a film, it was a bit wrong.\") Lagu-lagu latar didominasi oleh Lennon, yang menjadi vokalis utama dan penulis sebagian besar lirik, termasuk lagu utama yang diikutsertakan Help dan Ticket to Ride . Album yang juga berjudul sama, Help! menjadi LP studio ke-5, berisi campuran material asli dan rekaman terdahulu. Karakteristik lainnya ada overdub yang semakin meningkat dan permainan alat musik klasik, seperti kuartet alat musik gesek dalam lagu balada Yesterday. Dikomposisikan oleh McCartney, lagu Yesterday sampai kini menjadi lagu yang paling banyak dinyanyikan ulang. Lagu Dizzy Miss Lizzy, merupakan lagu penutup.", "question_text": "Siapa nama vokalis The Beatles?", "answers": [{"text": "Lennon", "start_byte": 583, "limit_byte": 589}]} {"id": "-204842956078313101-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ron Weasley", "passage_text": "\nRonald \"Ron\" Bilius Weasley (lahir pada 1 Maret 1980) merupakan tokoh fiksi Joanne Kathleen Rowling dalam seri Harry Potter. Sejauh ini, Rupert Grint telah memerankan tokoh ini untuk ketujuh film Harry Potter.", "question_text": "Siapakah yang memerankan karakter Ron Weasley dalam Harry Potter ?", "answers": [{"text": "Rupert Grint", "start_byte": 138, "limit_byte": 150}]} {"id": "-4374487011766345022-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Dari manakah pasukan Manchu berasal ?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 165, "limit_byte": 173}]} {"id": "799797788603235333-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pedukuhan", "passage_text": "\nPadukuhan atau Pedukuhan adalah pembagian wilayah administratif di Indonesia yang berkedudukan di bawah Kelurahan atau Desa. Orang yang memimpin padukuhan disebut sebagai kepala dukuh. Istilah ini kembali digunakan di Provinsi Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Timur, setelah pada masa Orde Baru, istilah padukuhan diganti dengan Dusun.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan padukuhan ?", "answers": [{"text": "pembagian wilayah administratif di Indonesia yang berkedudukan di bawah Kelurahan atau Desa", "start_byte": 33, "limit_byte": 124}]} {"id": "8722151940426818378-2", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad[1] (Arabic: محمد‎; lahir di Mekkah, 570 M – meninggal di Madinah, 8 Juni 632 M)[2] adalah seorang nabi dan rasul terakhir bagi umat Muslim.[3] Muhammad memulai penyebaran ajaran Islam untuk seluruh umat manusia dan mewariskan pemerintahan tunggal Islam. Muhammad sama-sama menegakkan ajaran tauhid untuk mengesakan Allah sebagaimana yang dibawa nabi dan rasul sebelumnya.[4]", "question_text": "tahun berapakah Nabi Muhammad SAW dilahirkan", "answers": [{"text": "570 M", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "4396471843174964157-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hukum internasional", "passage_text": "\nHukum internasional adalah bagian hukum yang mengatur aktivitas entitas berskala internasional. Pada awalnya, Hukum Internasional hanya diartikan sebagai perilaku dan hubungan antarnegara namun dalam perkembangan pola hubungan internasional yang semakin kompleks pengertian ini kemudian meluas sehingga hukum internasional juga mengurusi struktur dan perilaku organisasi internasional dan pada batas tertentu, perusahaan multinasional dan individu.", "question_text": "Apa definisi dari hukum internasional ?", "answers": [{"text": "bagian hukum yang mengatur aktivitas entitas berskala internasional", "start_byte": 28, "limit_byte": 95}]} {"id": "-6401786144861032405-7", "language": "indonesian", "document_title": "Windows XP", "passage_text": "Windows XP sebelumnya dikenal dengan kode sandi \"Whistler\", yang mulai dikembangkan oleh para pengembang Microsoft pada pertengahan tahun 2000-an. Bersamaan dengan proyek ini, Microsoft juga tengah menggarap proyek Windows generasi baru penerus Windows Me (Millennium Edition) yang dinamakan dengan kode sandi \"Windows Neptune\" yang diproyeksikan sebagai \"Windows NT versi rumahan\".", "question_text": "siapakah yang menciptakan Windows XP?", "answers": [{"text": "para pengembang Microsoft", "start_byte": 89, "limit_byte": 114}]} {"id": "9106145454544868108-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komposisi tubuh manusia", "passage_text": "Komposisi tubuh dapat dianalisis dalam hal jenis molekulnya, misalnya, air, protein, jaringan ikat, lemak (atau lipida), hidroksilapatit (dalam tulang), karbohidrat (seperti glikogen dan glukosa) dan DNA. Sesuai jenis jaringannya, tubuh dapat dianalisis menjadi air, lemak, otot, tulang, dll. Menurut jenis selnya, tubuh mengandung ratusan jenis sel, tetapi tercatat jumlah sel paling banyak yang dikandung dalam tubuh manusia (meski bukan massa sel terbesar) bukan sel manusia, tetapi bakteri yang berada dalam saluran pencernaan manusia normal.", "question_text": "Ada berapa banyak sel dalam tubuh manusia ?", "answers": [{"text": "ratusan jenis sel", "start_byte": 332, "limit_byte": 349}]} {"id": "2713298823790407312-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Medang", "passage_text": "\nKerajaan Medang (atau sering juga disebut Kerajaan Mataram Kuno atau Kerajaan Mataram Hindu) adalah nama sebuah kerajaan yang berdiri di Jawa Tengah pada abad ke-8, kemudian berpindah ke Jawa Timur pada abad ke-10. Para raja kerajaan ini banyak meninggalkan bukti sejarah berupa prasasti-prasasti yang tersebar di Jawa Tengah dan Jawa Timur, serta membangun banyak candi baik yang bercorak Hindu maupun Buddha. Kerajaan Medang akhirnya runtuh pada awal abad ke-11.", "question_text": "kapankah Kerajaan Medang didirikan?", "answers": [{"text": "abad ke-8", "start_byte": 155, "limit_byte": 164}]} {"id": "7385425884959760603-0", "language": "indonesian", "document_title": "Subadra", "passage_text": "\nSubadra atau Sembadra (dalam tradisi pewayangan Jawa) merupakan salah satu tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata. Ia merupakan putri Prabu Basudewa, raja di Kerajaan Surasena.", "question_text": "Siapa itu Subadra dalam Mahabharata?", "answers": [{"text": "salah satu tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata. Ia merupakan putri Prabu Basudewa, raja di Kerajaan Surasena", "start_byte": 66, "limit_byte": 179}]} {"id": "8895446473094054577-0", "language": "indonesian", "document_title": "Google Chrome", "passage_text": "Google Chrome adalah sebuah peramban web sumber terbuka [13] yang dikembangkan oleh Google dengan menggunakan mesin rendering WebKit. Proyek sumber terbukanya sendiri dinamakan Chromium.[14]", "question_text": "Apakah kegunaan dari Google Chrome?", "answers": [{"text": "peramban web sumber terbuka", "start_byte": 28, "limit_byte": 55}]} {"id": "-1570532340353156133-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Timur", "passage_text": "Jawa Timur (disingkat Jatim) adalah sebuah provinsi di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya terletak di Surabaya. Luas wilayahnya 47.922km², dan jumlah penduduknya 42.030.633 jiwa (sensus 2017). Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara 6 provinsi di Pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di utara, Selat Bali di timur, Samudra Hindia di selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa (Kepulauan Masalembu), dan Samudera Hindia (Pulau Sempu, dan Nusa Barung).", "question_text": "apakah nama mata ibukota Provinsi jawa timur?", "answers": [{"text": "Surabaya", "start_byte": 115, "limit_byte": 123}]} {"id": "2351970425664454004-0", "language": "indonesian", "document_title": "Industri", "passage_text": "\nIndustri adalah bidang yang menggunakan ketrampilan, dan ketekunan kerja (bahasa Inggris: industrious) dan penggunaan alat-alat di bidang pengolahan hasil-hasil bumi, dan distribusinya sebagai dasarnya. Maka industri umumnya dikenal sebagai mata rantai selanjutnya dari usaha-usaha mencukupi kebutuhan (ekonomi) yang berhubungan dengan bumi, yaitu sesudah pertanian, perkebunan, dan pertambangan yang berhubungan erat dengan tanah. Kedudukan industri semakin jauh dari tanah, yang merupakan basis ekonomi, budaya, dan politik.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan industri?", "answers": [{"text": "bidang yang menggunakan ketrampilan, dan ketekunan kerja (bahasa Inggris: industrious) dan penggunaan alat-alat di bidang pengolahan hasil-hasil bumi, dan distribusinya sebagai dasarnya", "start_byte": 17, "limit_byte": 202}]} {"id": "-1148654957924882832-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adipati", "passage_text": "Adipati (bahasa Sanskerta अधिपति, adhipati: \"tuan, kepala, atasan; pangeran, tuan tertinggi, raja\") adalah sebuah gelar kebangsawanan untuk orang yang menjabat sebagai kepala wilayah yang tunduk/bawahan dalam struktur pemerintahan kerajaan di Nusantara, seperti di Jawa dan Kalimantan. Wilayah yang dikepalai oleh seorang Adipati dinamakan Kadipaten.", "question_text": "Apa arti dari gelar Adipati ?", "answers": [{"text": "tuan, kepala, atasan; pangeran, tuan tertinggi, raja", "start_byte": 57, "limit_byte": 109}]} {"id": "-615346672634962199-3", "language": "indonesian", "document_title": "Gladys Emerson", "passage_text": "Pada akhir masa pendidikanya, minatnya pada biokimia telah pasti dan setelah tiga tahun ia mengikuti pendidikan sambil mengajar di Universitas California dan Universitas Iowa, Gladys berhasil mendapatkan gelar Ph.D nya pada bidang nutrisi hewan pada tahun 1932. Ia kemudian menikah dengan rekan sekerjanya, Dr. Emerson dan selanjutnya nama Dr. Gladys Emerson menjadi terkenal dalam bidang nutrisi.", "question_text": "apakah pendidikan terakhir Gladys Emerson'?", "answers": [{"text": "Ph.D", "start_byte": 210, "limit_byte": 214}]} {"id": "1716748822020736684-30", "language": "indonesian", "document_title": "Luka bakar", "passage_text": "Ada sedikit bukti bahwa vitamin E dapat membantu menyembuhkan keloid atau bekas luka.[60] Penggunaan mentega tidak dianjurkan.[61] Di negara berpendapatan rendah, sepertiga luka bakar diobati dengan obat tradisional, yang dapat meliputi pengolesan telur, lumpur, daun atau kotoran sapi.[16] Penanganan dengan pembedahan terbatas pada beberapa kasus karena sumber daya dan ketersediaan keuangan yang tidak mencukupi.[16] Ada sejumlah metode lain yang bisa digunakan sebagai tambahan untuk pengobatan guna menurunkan rasa sakit dan kecemasan termasuk: terapi realitas maya, hipnosis, dan pendekatan perilaku seperti teknik pengalihan perhatian.[52]", "question_text": "Apakah obat luka bakar tradisional ?", "answers": [{"text": "pengolesan telur, lumpur, daun atau kotoran sapi", "start_byte": 237, "limit_byte": 285}]} {"id": "-9030750997399744808-0", "language": "indonesian", "document_title": "Musyawarah", "passage_text": "\nMusyawarah berasal dari kata Syawara yaitu berasal dari Bahasa Arab yang berarti berunding, urun rembuk atau mengatakan dan mengajukan sesuatu.Istilah-istilah lain dalam tata Negara Indonesia dan kehidupan modern tentang musyawarah dikenal dengan sebutan “syuro”, “rembug desa”, “kerapatan nagari”. Kewajiban musyawarah hanya untuk urusan keduniawian. Jadi musyawarah adalah suatu upaya bersama dengan sikap rendah hati untuk memecahkan persoalan (mencari jalan keluar) guna mengambil keputusan bersama dalam penyelesaian atau pemecahan masalah yang menyangkut urusan keduniawian.", "question_text": "Apa definisi dari musyawarah ?", "answers": [{"text": "berunding, urun rembuk atau mengatakan dan mengajukan sesuatu", "start_byte": 82, "limit_byte": 143}]} {"id": "7821093792197119734-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia", "passage_text": "Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia pertama kali dibentuk pada tanggal 19 Agustus 1945 dengan nama Departemen Kehakiman. Menteri Kehakiman yang pertama menjabat adalah Soepomo.[1] Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia pada zaman pemerintahan Belanda disebut Departemen Van Justitie yaitu berdasarkan peraturan Herdeland Yudie Staatblad No.576.[2]", "question_text": "Kapan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "19 Agustus 1945", "start_byte": 75, "limit_byte": 90}]} {"id": "7539636595475734733-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Barat", "passage_text": "Kalimantan Barat (disingkat Kalbar) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Kalimantan dengan ibu kota Provinsi Kota Pontianak. Luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat adalah 146.807km² (7,53% luas Indonesia). Merupakan provinsi terluas keempat setelah Papua, Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.[1]", "question_text": "berapakah luas Kalimantan Barat?", "answers": [{"text": "146.807km²", "start_byte": 193, "limit_byte": 204}]} {"id": "1515225107853580912-2", "language": "indonesian", "document_title": "Topeng Tutankhamun", "passage_text": "Tempat penguburan Firaun Tutankhamun telah ditemukan di Nekropolis Thebes di Lembah Para Raja pada tahun 1922 dan dibuka pada tahun 1923. Tim penggalian yang dipimpin oleh arkeolog Inggris Howard Carter membutuhkan dua tahun untuk membuka sarkofagus berat yang berisi mumi Tutankhamun. Pada 28 Oktober 1925, mereka membuka tiga peti paling dalam dan menemukan topeng emas ini. Topeng ini telah ditemukan setelah disemayamkan selama sekitar 3.250 tahun. Pada Desember 1925, topeng ini dipindah dari makam Tutankhamun dan diangkut ke Museum Mesir di Kairo.", "question_text": "Dimana mumi Fir'aun disimpan ?", "answers": [{"text": "Nekropolis Thebes di Lembah Para Raja", "start_byte": 56, "limit_byte": 93}]} {"id": "-115711427936945077-0", "language": "indonesian", "document_title": "Soeroadiningrat V", "passage_text": "Raden Adipati Aria Soeroadiningrat V (lahir dengan nama Bagus Badrun, biasa dipanggil sebagai Kanjeng Sepuh (di Jombang) atau Kanjeng Jimat (di Sidayu); EYD: Suroadiningrat V; lahir diperkirakan di Sidayu, Hindia Belanda pada pertengahan abad ke 19 - meninggal di Jombang, 20 April 1946[1]) adalah Bupati Jombang pertama yang memerintah dari tahun 1910 hingga 1930. Ia juga Bupati Sidayu periode 1884-1910. Ia adalah putra dari Raden Adipati Aria Soeroadiningrat IV (Bupati Sidayu 1855-1884) dengan salah satu selirnya. Jabatannya sebagai bupati Jombang lalu digantikan oleh putranya Raden Adipati Aria Setjoadiningrat VIII.", "question_text": "Kapan Raden Adipati Aria Soeroadiningrat V lahir?", "answers": [{"text": "abad ke 19", "start_byte": 238, "limit_byte": 248}]} {"id": "-6804435403037127867-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rotan lilin", "passage_text": "Rotan lilin tersebar mulai dari Thailand selatan, Malaysia, Singapura, Borneo, dan Palawan. Tumbuhan ini tumbuh sedari dataran rendah hingga 1800 mdpl. Menurut PROSEA, rotan lilin tumbuh hingga 2000 mdpl. Tumbuh pula di antara hutan hujan. Keanekaragaman rotan agak banyak, dikenal 12 macam varietas yang hampir sama bentuknya, dan dibeda-bedakan satu sama lain berdasarkan duri dan pelepahnya, bentuk, ukuran perbungaan, buahnya. Sebagai contoh, di Semenanjung Malaya, ditemukan 3 varietas, yakni var. purpurascens, var. inermis, dan var. pinangianus. Di Jawa, ada varietas exilis dan yang lain ditemukan di Kalimantan dan Sumatera.[6][7]", "question_text": "Darimanakah asal Rotan lilin?", "answers": [{"text": "Tumbuhan", "start_byte": 92, "limit_byte": 100}]} {"id": "-7094572208506190060-87", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Surakarta", "passage_text": "\n\nBahasa yang digunakan di Surakarta adalah Bahasa Jawa Dialek Mataraman dengan varian Surakarta. Dialek Mataraman juga dituturkan di daerah Yogyakarta, Semarang, Madiun, hingga sebagian besar Kediri. Meskipun demikian, varian lokal Surakarta ini dikenal sebagai \"varian halus\" karena penggunaan kata-kata krama yang meluas dalam percakapan sehari-hari, lebih luas daripada yang digunakan di tempat lain. Bahasa Jawa varian Surakarta digunakan sebagai standar Bahasa Jawa nasional (dan internasional, seperti di Suriname). Beberapa kata juga mengalami spesifikasi, seperti pengucapan kata \"inggih\" (\"ya\" bentuk krama) yang penuh (/iŋgɪh/), berbeda dari beberapa varian lain yang melafalkannya \"injih\" (/iŋdʒɪh/), seperti di Yogyakarta dan Magelang. Dalam banyak hal, varian Surakarta lebih mendekati varian Madiun-Kediri, daripada varian wilayah Jawa Tengahan lainnya.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan masyarakat Surakarta?", "answers": [{"text": "Jawa", "start_byte": 51, "limit_byte": 55}]} {"id": "3599050786503598662-0", "language": "indonesian", "document_title": "Đồng Vietnam", "passage_text": "Đồng Vietnam (VND) merupakan sebuah mata uang resmi negara Vietnam sejak 3 Mei 1978 menggantikan Đồng Vietnam Utara dan Selatan. Dikeluarkannya mata uang ini dikontrol oleh Bank Negara Vietnam. Simbol yang paling umum digunakan untuk đồng adalah ₫. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 10 hào. Namun, hào yang sekarang bernilai kecil sehingga tidak lagi diterbitkan.", "question_text": "Apakah mata uang Vietnam?", "answers": [{"text": "Đồng Vietnam", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "5630699226557313563-1", "language": "indonesian", "document_title": "Maria", "passage_text": "Maria (Aram-Yahudi מרים Maryām \"pahit\"; Bahasa Yunani Septuaginta Μαριαμ, Mariam, Μαρια, Maria; bahasa Arab: Maryam, مريم) adalah ibu Yesus dan tunangan yang kemudian menjadi istri Yusuf[1] dalam Kekristenan.", "question_text": "siapakah Ibu dari Yesus Kristus?", "answers": [{"text": "Maria", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-5958822593481349834-3", "language": "indonesian", "document_title": "Demokrasi", "passage_text": "Ada beberapa jenis demokrasi, tetapi hanya ada dua bentuk dasar. Keduanya menjelaskan cara seluruh rakyat menjalankan keinginannya. Bentuk demokrasi yang pertama adalah demokrasi langsung, yaitu semua warga negara berpartisipasi langsung dan aktif dalam pengambilan keputusan pemerintahan. Di kebanyakan negara demokrasi modern, seluruh rakyat masih merupakan satu kekuasaan berdaulat namun kekuasaan politiknya dijalankan secara tidak langsung melalui perwakilan; ini disebut demokrasi perwakilan. Konsep demokrasi perwakilan muncul dari ide-ide dan institusi yang berkembang pada Abad Pertengahan Eropa, Era Pencerahan, dan Revolusi Amerika Serikat dan Perancis.[7]", "question_text": "ada berapa kah jenis demokrasi?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 47, "limit_byte": 50}]} {"id": "7980229744597536326-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Fussilat", "passage_text": "Surah Fussilat (Arab: فصّلت, \"Yang Dijelaskan\") adalah surah ke-41 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 54 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Surah yang diturunkan sesudah Surah Al-Mu’min ini dinamai Fussilat (Yang Dijelaskan) diambil dari kata Fushshilat yang terdapat pada permulaan surah ini.", "question_text": "apakah nama surah ke-41 dalam al-Quran?", "answers": [{"text": "Fussilat", "start_byte": 6, "limit_byte": 14}]} {"id": "-6308241465568356763-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara", "passage_text": "\n\n\njmpl|201x201px|ASEAN\nPerhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara)[1][2] atau lebih populer dengan sebutan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geo-politik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di Bangkok, 8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Bangkok oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya, memajukan perdamaian dan stabilitas di tingkat regionalnya, serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan di antara anggotanya dengan damai.", "question_text": "Kapan ASEAN dibentuk ?", "answers": [{"text": "8 Agustus 1967", "start_byte": 285, "limit_byte": 299}]} {"id": "1927471075366932398-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anak Agung Gde Rai", "passage_text": "\nAnak Agung Gde Rai atau biasa dipanggil Agung Rai (lahir di Peliatan, Ubud—Bali, 17 Juli 1955; umur 62 tahun) adalah budayawan dan tokoh seni yang berjasa besar melestarikan dan mempopulerkan karya-karya seni Indonesia (khususnya Bali). Dia adalah pendiri ARMA (Agung Rai Museum of Art)[1]. Pria yang pernah berprofesi sebagai pedagang acung (pedangan asogan) ini mengabdikan sebagian besar hidupnya untuk mempopulerkan, melestarikan dan mengembangkan seni budaya Indonesia. Di samping kesibukannya mengurus galeri, museum dan kegiatan-kegiatan seni, Agung Rai juga mengelola resort yang bernuansa budaya lokal dan kehidupan alami pedesaan ubud (dengan latar persawahan).", "question_text": "kapankah Anak Agung Gde Rai dilahirkan?", "answers": [{"text": "17 Juli 1955", "start_byte": 84, "limit_byte": 96}]} {"id": "-4593100100730191107-0", "language": "indonesian", "document_title": "Linguatronik", "passage_text": "Linguatronik adalah sistem yang dilengkapi dengan GPS untuk menunjukkan alamat tertentu dan juga memungkinkan kita untuk berkomunikasi dengan sistem linguatronik ini. Sistem ini mulai ditemukan dan dikembangkan sejak 20 tahun silam dan untuk era sekarang ini dapat ditemukan di mobil Mercedes Benz S-class versi terbaru.", "question_text": "Teknologi apa yang digunakan dalam sistem Linguatronik?", "answers": [{"text": "GPS", "start_byte": 50, "limit_byte": 53}]} {"id": "-8677254565376187027-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kubah", "passage_text": "\n\nKubah merupakan salah satu unsur arsitektur yang selalu digunakan. Ia berbentuk seperti separuh bola, atau seperti kerucut yang permukaannya melengkung keluar. Terdapat juga bentuk 'kubah piring' (karena puncak yang rendah dan dasar yang besar) dan 'kubah bawang' (karena hampir menyerupai bentuk bawang).", "question_text": "Bagaimana bentuk kubah masjid?", "answers": [{"text": "seperti separuh bola, atau seperti kerucut yang permukaannya melengkung keluar. Terdapat juga bentuk 'kubah piring' (karena puncak yang rendah dan dasar yang besar) dan 'kubah bawang'", "start_byte": 82, "limit_byte": 265}]} {"id": "-8243470225286376473-54", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Pada tahun 1998, Rowling menjual hak film dari empat buku pertama Harry Potter kepada Warner Bros. dengan harga £1juta ($1.982.900).[136][137] Rowling meminta agar para pemain dalam film Harry Potter haruslah berasal dari Britania, namun tidak menutup kemungkinan pemeran berkebangsaan lainnya juga terlibat, misalnya aktor Irlandia Richard Harris yang memerankan Dumbledore, dan pemeran Perancis dan Eropa Timur dalam film Harry Potter and the Goblet of Fire, yang memang sesuai dengan asal karakter dalam buku.[138] Sejumlah sutradara dipertimbangkan untuk menggarap Harry Potter, termasuk Steven Spielberg, Terry Gilliam, Jonathan Demme, dan Alan Parker. Pada akhirnya, Chris Columbus ditunjuk pada 28 Maret 2000 untuk menyutradarai Harry Potter and the Philosopher's Stone (berjudul \"Harry Potter and the Sorcerer's Stone\" di Amerika Serikat). Penunjukan Columbus ini didasari oleh karya-karya film keluarganya seperti Home Alone dan Mrs. Doubtfire, serta pengalamannya yang terbukti mampu mengarahkan anak-anak saat bermain film.[139] Setelah proses pemilihan pemeran yang panjang, syuting dimulai pada bulan Oktober 2000 di Leavesden Film Studios London, dan produksi berakhir pada bulan Juli 2001.[140][141] Philosopher's Stone dirilis pada tanggal 14 November 2001. Tiga hari setelah rilis film pertama, produksi untuk Harry Potter and the Chamber of Secrets, yang juga disutradarai oleh Columbus, dimulai. Syuting film kedua selesai pada musim panas 2002, filmnya sendiri dirilis pada 15 November 2002.[142] Daniel Radcliffe, Rupert Grint, dan Emma Watson masing-masingnya memerankan Harry Potter, Ron Weasley dan Hermione Granger di keseluruhan film.", "question_text": "Kapan Harry Potter pertama kali tayang ?", "answers": [{"text": "14 November 2001", "start_byte": 1257, "limit_byte": 1273}]} {"id": "6860964457047427311-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi", "passage_text": "Dalam fisika, energi adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan. Joule adalah satuan SI untuk energi, diambil dari jumlah yang diberikan pada suatu objek (melalui kerja mekanik) dengan memindahkannya sejauh 1 meter dengan gaya 1 newton.[1]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Energi ?", "answers": [{"text": "properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan", "start_byte": 28, "limit_byte": 182}]} {"id": "8273215073683862850-1", "language": "indonesian", "document_title": "Persekutuan Advent Hari Ketujuh Davidian", "passage_text": "Persekutuan Advent Hari Ketujuh Davidian dimulai oleh Victor T. Houteff, seorang kelahiran Bulgaria pada tanggal 2 Maret 1885. Afiliasi keagamaannya\nyang pertama adalah dengan Gereja Gerika Orthodoks. Sesuai dengan pengakuannya sendiri, ia terlibat dalam berbagai kesukaran dengan pemimpin kelompok keagamaan, dan juga dengan pemerintah Bulgaria, hingga dengan paksa ia diusir dari negara kelahirannya sendiri.[1] Pada tahun 1907 ia tiba di Amerika Serikat, serta dibaptiskan dalam Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh pada tanggal 10 Mei 1919 di Rockford, Illinois. Pada tahun 1923, ia pindah ke California.", "question_text": "Dimana Persekutuan Advent dibentuk?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 441, "limit_byte": 456}]} {"id": "-778018949914455740-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tahun baru Jepang", "passage_text": "Tahun baru(正月,shōgatsu) di Jepang dirayakan tanggal 1 Januari dan berlangsung hingga tanggal 3 Januari. Dalam bahasa Jepang, kata \"shōgatsu\" dulunya dipakai untuk nama bulan pertama dalam setahun, tapi sekarang hanya digunakan untuk menyebut tiga hari pertama pada awal tahun.", "question_text": "Apa arti kata shōgatsu?", "answers": [{"text": "Tahun baru", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "6396910735570412793-50", "language": "indonesian", "document_title": "Bangladesh", "passage_text": "\n\n\nJumlah penduduk Bangladesh diperkirakan berkisar antara 142 hingga 159 juta, sehingga menjadikannya negara dengan jumlah penduduk terbesar ke-7 di dunia. Dengan luas sebesar 144.000 km2, kepadatan penduduk Bangladesh sangatlah tinggi, yakni sekitar 1.099,3/km². Pertumbuhan penduduk Bangladesh berada di antara yang tertinggi dunia pada 1960-an dan 1970-an, namun dengan dilakukannya pengendalian penduduk, pada tahun 1980-an pertumbuhan penduduk melambat. Penduduk Bangladesh relatif muda, dengan 60% dari jumlah penduduk merupakan kelompok berusia 0-25 tahun, sementara jumlah kelompok berusia 65 tahun ke atas hanya 3% saja. Angka harapan hidup penduduk negara ini adalah 63 tahun.[57]", "question_text": "berapakah luas bengal?", "answers": [{"text": "144.000 km2", "start_byte": 177, "limit_byte": 188}]} {"id": "-1606250228513441404-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Palopo", "passage_text": "Kota ini memiliki luas wilayah 247,52km²[1] dan pada akhir 2015 berpenduduk sebanyak 168.894 jiwa[2] .", "question_text": "berapakah luas Kota Palopo?", "answers": [{"text": "247,52km²", "start_byte": 31, "limit_byte": 41}]} {"id": "-5919125529532460088-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "Dengan lima anggota, mereka memutuskan untuk menamai band tersebut dengan nama Majesty. Menurut dokumentasi DVD Score, mereka berlima sedang mengantri tiket untuk konser Rush di Berklee Performance Center sambil mendengarkan lagu-lagu Rush dengan boom box. Portnoy lalu berkata bahwa akhiran dari lagu tersebut (Bastille Day) terdengar sangat \"majestic\". Pada saat itulah mereka memutuskan Majesty adalah nama yang bagus untuk sebuah band.[5]", "question_text": "Berapa anggota kelompok musik Dream Theater?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 7, "limit_byte": 11}]} {"id": "-6915139485467927538-0", "language": "indonesian", "document_title": "Persamaan Maxwell", "passage_text": "\nPersamaan Maxwell adalah himpunan empat persamaan diferensial parsial yang mendeskripsikan sifat-sifat medan listrik dan medan magnet dan hubungannya dengan sumber-sumbernya, muatan listrik dan arus listrik, menurut teori elektrodinamika klasik. Keempat persamaan ini digunakan untuk menunjukkan bahwa cahaya adalah gelombang elektromagnetik. Secara terpisah, keempat persamaan ini masing-masing disebut sebagai Hukum Gauss, Hukum Gauss untuk magnetisme, Hukum induksi Faraday, dan Hukum Ampere.", "question_text": "Apakah isi persamaan Maxwell?", "answers": [{"text": "himpunan empat persamaan diferensial parsial yang mendeskripsikan sifat-sifat medan listrik dan medan magnet dan hubungannya dengan sumber-sumbernya, muatan listrik dan arus listrik", "start_byte": 26, "limit_byte": 207}]} {"id": "-1478899676536831579-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hidangan Amerika Serikat", "passage_text": "\n\nMasakan Amerika Serikat (Cuisine of the United States) adalah jenis kuliner yang berkembang di negara-negara bagian Amerika Serikat, mulai dari daratan utama sampai kepulauan Hawaii. Masakan-masakan Amerika Serikat sudah populer di berbagai negara di dunia seiring ekspanasi ekonomi dan gerai-gerai restoran Amerika yang menjual hamburger, kentang goreng, hot dog, pizza (dengan khasnya sendiri) dan barbecue. Mencerminkan pengaruh dari berbagai imigran dan suku bangsa asli, masakan Amerika Serikat merupakan salah satu bentuk kuliner terkaya di dunia.", "question_text": "Apa kuliner yang terkenal di Amerika Serikat ?", "answers": [{"text": "hamburger, kentang goreng, hot dog, pizza (dengan khasnya sendiri) dan barbecue", "start_byte": 331, "limit_byte": 410}]} {"id": "-1173386036346395639-0", "language": "indonesian", "document_title": "Marvel Comics", "passage_text": "Marvel Comics atau Marvel Worldwide Inc. sebelumnya Marvel Publishing Inc. dan Marvel Comics Group adalah nama suatu perusahaan dari Amerika Serikat yang memproduksi buku komik dan media lain yang berkaitan. Marvel pertama kali didirikan dengan nama \"Timely Publications\" pada tahun 1939 dan sempat berganti nama menjadi \"Atlas Comics\" sebelum akhirnya menjadi Marvel Comics pada tahun 1961. Sekarang, Marvel telah menjadi salah satu penerbit buku komik terbesar bersama dengan perusahaan saingan lamanya DC Comics.[2]", "question_text": "kapankah DC Comics didirikan?", "answers": [{"text": "1939", "start_byte": 283, "limit_byte": 287}]} {"id": "-4705270290176574533-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee India", "passage_text": "Rupee India (Devanagari: रुपया) (simbol: ₹; kode ISO 4217: INR) adalah mata uang resmi negara India yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 paisa. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 1862.", "question_text": "Apa mata uang negara India ?", "answers": [{"text": "Rupee India", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-749364094849972871-0", "language": "indonesian", "document_title": "Subaru", "passage_text": "Subaru(スバル) adalah merek mobil sekaligus divisi manufaktur otomotif dari Subaru Corporation. Kantor pusatnya di Ōta, Prefektur Gunma, Jepang. Subaru berawal dari Aircraft Research Laboratory yang didirikan tahun 1917 oleh Chikuhei Nakajima.[1] Merek Subaru pertama kali digunakan pada tahun 1955 setelah FHI memasuki industri otomotif dengan produksi mobil pertamanya berupa sedan Subaru 1500. Fuji Heavy Industries kini bekerja sama dengan Toyota Motor Corporation yang memiliki 16,5% dari saham FHI.[2]", "question_text": "apakah nama mobil Subaru pertama yang diproduksi?", "answers": [{"text": "sedan Subaru 1500", "start_byte": 382, "limit_byte": 399}]} {"id": "3392835448023016414-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kromosom", "passage_text": "Kromosom (Greek: chroma, warna; dan soma, badan) merupakan struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme,[2] seperti molekul kelima jenis histon dan faktor transkripsi yang terdapat pada beberapa deret, dan termasuk gen unsur regulator dan sekuens nukleotida. Kromosom yang berada di dalam nukleus sel eukariota, secara khusus disebut kromatin.[3]", "question_text": "Apa itu kromosom?", "answers": [{"text": "struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme", "start_byte": 59, "limit_byte": 225}]} {"id": "-3969208862738443959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi", "passage_text": "Dalam fisika, energi adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan. Joule adalah satuan SI untuk energi, diambil dari jumlah yang diberikan pada suatu objek (melalui kerja mekanik) dengan memindahkannya sejauh 1 meter dengan gaya 1 newton.[1]", "question_text": "Apa definisi dari energi ?", "answers": [{"text": "properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan", "start_byte": 28, "limit_byte": 182}]} {"id": "-3245641023758488676-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Nil", "passage_text": "Sungai Nil (Arabic: النيل‎, romanized:an-nīl atau bahasa Mesir/Koptik iteru ), di Afrika, adalah satu dari dua sungai terpanjang di Bumi. Sungai Nil mengalir sepanjang 6.650km atau 4.132 mil dan membelah tak kurang dari sembilan negara yaitu: Ethiopia, Zaire, Kenya, Uganda, Tanzania, Rwanda, Burundi, Sudan, Sudan Selatan dan tentu saja Mesir. Karena sungai Nil mempunyai sama artinya dalam sejarah bangsa Mesir (terutama Mesir kuno) maka sungai Nil identik dengan Mesir.", "question_text": "Berapa panjang sungai Nil?", "answers": [{"text": "6.650km", "start_byte": 176, "limit_byte": 183}]} {"id": "989172169240502830-0", "language": "indonesian", "document_title": "Merkurius", "passage_text": " Merkurius adalah planet terkecil di dalam tata surya dan juga yang terdekat dengan Matahari dengan kala revolusi 88 hari dan kala rotasi 59 hari. Kecerahan planet ini berkisar di antara -2 sampai 5,5 dalam magnitudo tampak namun tidak mudah terlihat karena sudut pandangnya dengan Matahari kecil (dengan rentangan paling jauh sebesar 28,3 derajat. Merkurius hanya bisa terlihat pada saat subuh atau maghrib. Tidak begitu banyak yang diketahui tentang Merkurius karena hanya satu pesawat antariksa yang pernah mendekatinya yaitu Mariner 10 pada tahun 1974 sampai 1975. Mariner 10 hanya berhasil memetakan sekitar 40 sampai 45 persen dari permukaan planet.", "question_text": "Apakah planet yang terkecil di tatasurya?", "answers": [{"text": "Merkurius", "start_byte": 1, "limit_byte": 10}]} {"id": "-7860751235985122555-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jalan Tol Jakarta-Bogor-Ciawi", "passage_text": "\nJalan Tol Jagorawi adalah jalan tol pertama di Indonesia yang mulai dibangun pada tahun 1973, menghubungkan Jakarta-Bogor-Ciawi. Jalan tol ini dibangun dengan biaya Rp 350.000.000,00 per kilometer pada kurs rupiah saat itu.[1] Jalan tol sepanjang kurang lebih 50 km ini diresmikan Presiden Soeharto pada tanggal 9 Maret 1978. Saat diresmikan, jalan tol tersebut baru sampai ruas Jakarta-Citeureup saja, dengan karyawan 200 orang.[2] Jalan tol Jagorawi merupakan jalan tol pertama yang didanai APBN dari pinjaman luar negeri, kemudian pengelolaannya diberikan kepada PT Jasa Marga sebagai modal awal perusahaan tersebut dan merupakan penyertaan pemerintah.[3]", "question_text": "Apakah nama jalan tol pertama di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Jalan Tol Jagorawi", "start_byte": 1, "limit_byte": 19}]} {"id": "6761909082086996169-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Pahlavi", "passage_text": "Pada tahun 1921, Reza Shah, seorang perwira Cossack Brigade, menggunakan pasukannya untuk melakukan suatu kudeta terhadap pemerintahan Dinasti Qajar. Dalam waktu empat tahun ia telah membuktikan dirinya sebagai orang yang paling kuat di negeri ini dengan menekan pemberontakan, memunculkan ketertiban, dan mengusir pendudukan Inggris dan Uni Soviet. Pada tahun 1925, majelis khusus diselenggarakan untuk menggulingkan penguasa terakhir dari Dinasti Qajar, dan mengangkat Reza Shah, sebagai shah yang baru.", "question_text": "Siapa pendiri Dinasti Pahlavi?", "answers": [{"text": "Reza Shah", "start_byte": 17, "limit_byte": 26}]} {"id": "5123742492364088597-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dorothy Dell", "passage_text": "Dia pindah ke Hollywood pada bulan Desember 1933 dan menandatangani kontrak dengan Paramount Pictures. Awalnya dikontrak untuk bagian-bagian kecil, dia memenangkan peran film pertamanya dari pesaing mapan seperti Mae Clarke dan Isabel Jewell dan memulai debutnya di '[Dewa Gantung]] (1934). Film ini sukses dan ulasan untuk Dell menguntungkan; Paramount mulai menganggapnya sebagai bintang potensial. Perannya yang paling penting dan penting diikuti dalam Shirley Temple film Little Miss Marker.", "question_text": "Apakah film pertama Dorothy Dell?", "answers": [{"text": "Dewa Gantung", "start_byte": 268, "limit_byte": 280}]} {"id": "-2522535522217137939-1", "language": "indonesian", "document_title": "Star Wars", "passage_text": "Film ini terdiri dari enam film yang dibagi menjadi dua trilogi: trilogi sekuel (trilogi asli) dan trilogi prekuel (trilogi baru). Film pertama dari seri ini dirilis pada 25 Mei 1977, dengan judul Star Wars Episode IV: A New Hope, oleh 20th Century Fox, dan menjadi peristiwa penting dalam budaya popular di seluruh dunia, diikuti oleh dua sekuel, yang dirilis masing-masing dalam selang waktu tiga tahun. Enam belas tahun setelah film terakhir dari trologi asli dirilis, film pertama dari trilogi prekuel dirilis. Tiga film prekuel juga dirilis dengan selang waktu tiga tahun, yang mana film terkahir dari trilogi prekuel dirilis pada 19 Mei 2005. Pada Oktober 2012, The Walt Disney Company membeli Lucasfilm sebesar US$4.05 miliar dan mengumumkan bahwa perusahaan ini akan memproduksi tiga film baru, yang mana film pertama, Star Wars Episode VII, direncanakan untuk dirilis pada 2015.[1] 20th Century Fox masih memegang hak distribusi dua trologi pertama Star Wars, memegang hak permanen akan film Episode IV: A New Hope, sementara memegang hak akan Episode I-III, V dan VI sampai Mei 2020.[2]", "question_text": "Berapa jumlah sekuel Star Wars?", "answers": [{"text": "trilogi", "start_byte": 65, "limit_byte": 72}]} {"id": "1522188662851256048-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yuan Shikai", "passage_text": "Yuan Shikai lahir di sebuah desa bernama Zhangying (張營村), County Xiangcheng, Prefektur Chenzhou, Henan, meskipun akhirnya seluruh klannya pindah menuju wilayah perbukitan yang terletak 16 kilometer tenggara Xiangcheng. Di daerah itu klannya membangun sebuah benteng pertahanan Yuanzhaicun (Chinese:袁寨村; literally: 'the fortified village of the Yuan family').", "question_text": "Dimana Kaisar Yuan lahir?", "answers": [{"text": "Zhangying (張營村), County Xiangcheng, Prefektur Chenzhou, Henan", "start_byte": 41, "limit_byte": 108}]} {"id": "6111281582563852988-13", "language": "indonesian", "document_title": "Interaktivitas digital", "passage_text": "Potensi-potensi teknologi informasi untuk pendidikan melahirkan konsep yang disebut pemelajaran elektronik (e-learning) dalam sebuah lingkungan virtual.[4] Menurut Rosenberg ( 2001 ),e-learning selalu dihubungkan dengan internet,sebagai teknologi yang memungkinkan penyampaian pengetahuan secara meluas,dan didasarkan pada tiga ciri utama teknologi ini;", "question_text": "Apakah peran internet dalam Interaktivitas digital?", "answers": [{"text": "e-learning selalu dihubungkan dengan internet,sebagai teknologi yang memungkinkan penyampaian pengetahuan secara meluas", "start_byte": 183, "limit_byte": 302}]} {"id": "-9074463793044472068-20", "language": "indonesian", "document_title": "Kota New York", "passage_text": "Luas daratan kota diperkirakan mencapai 304.8 square miles (789km2).[3][4] Luas keseluruhannya ialah 468.9 square miles (1,214km2). 164.1 square miles (425km2) dari luas tersebut berupa perairan dan 304.8 square miles (789km2) berupa daratan. Titik tertinggi di kota ini adalah Todt Hill di Staten Island yang pada ketinggian 409.8 kaki (124.9 m) di atas permukaan laut merupakan titik tertinggi di Pantai Timur Amerika Serikat di selatan Maine.[51] Puncak bukit ditutupi hutan sebagai bagian dari Staten Island Greenbelt.[52]", "question_text": "berapakah luas New York?", "answers": [{"text": "468.9 square miles", "start_byte": 101, "limit_byte": 119}]} {"id": "-2784666833849079196-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mao Zedong", "passage_text": "Mao Zedong (Hanzi: 毛澤東) (), adalah seorang tokoh filsuf dan pendiri negara Republik Rakyat Tiongkok. Ia memerintah sebagai Ketua Partai Komunis China dari berdirinya negara tersebut pada tahun 1949 sampai kematiannya pada tahun 1976. Teori Marxis-Leninis, strategi militer, dan kebijakan politiknya secara kolektif dikenal sebagai Marxisme-Leninisme-Maoisme atau Pemikiran Mao Zedong. Ia adalah salah satu tokoh terpenting dalam sejarah modern Tiongkok[1].", "question_text": "Di mana Mao Zedong tinggal?", "answers": [{"text": "Republik Rakyat Tiongkok", "start_byte": 81, "limit_byte": 105}]} {"id": "8271627195333753602-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dekoder (televisi)", "passage_text": "Dekoder (English: set-top box) adalah alat yang berisikan perangkat dekoder yang berguna untuk mengatur saluran televisi yang akan diterima, kemudian dipilih sesuai kebutuhan, dan juga dekoder akan memeriksa hak akses pengguna atas saluran tersebut, kemudian akan menghasilkan keluaran berupa gambar, suara, dan layanan lainnya.[1] Dilihat dari bagaimana cara kerja dekoder ini yang bekerja satu arah dan juga dapat bekerja tanpa campur tangan manusia, dekoder dapat dikatakan sebagai salah satu perangkat teknologi informasi.", "question_text": "Apa itu perangkat dekoder?", "answers": [{"text": "alat yang berisikan perangkat dekoder yang berguna untuk mengatur saluran televisi yang akan diterima, kemudian dipilih sesuai kebutuhan, dan juga dekoder akan memeriksa hak akses pengguna atas saluran tersebut, kemudian akan menghasilkan keluaran berupa gambar, suara, dan layanan lainnya", "start_byte": 38, "limit_byte": 327}]} {"id": "-26784357209137908-4", "language": "indonesian", "document_title": "JAWS (pembaca layar)", "passage_text": "JAWS pertama kali dirilis pada tahun 1989 oleh Ted Henter. Ted Henter merilis alat ini untuk memudahkan dirinya yang kehilangan penglihatan pada tahun 1978 saat kecelakaan kendaraan bermotor. Pada tahun 1985 Ted Henter mendapatkan investasi dari Bill Joyce senilai $180,000, Bill Joyce adalah seorang pendiri Henter – Joyce Corporation di St. Petersburg, Florida. Kemudian pada tahun 1990 Joyce menjual balik perusahaannya ke Ted Henter. Pada tahun 2000, Ted Henter, Joyce, Blazie Engineering, dan Arkenstone bersepakat menggabungkan perusahaan mereka yang dinamakan Freedom Scientifict.", "question_text": "Kapan JAWS dirilis?", "answers": [{"text": "1989", "start_byte": 37, "limit_byte": 41}]} {"id": "-8547438148028508014-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fransiskus dari Assisi", "passage_text": "Santo Fransiskus dari Assisi atau Asisi (lahir di Assisi, Italia, 5 Juli 1182; meninggal di sana pada 3 Oktober 1226) mendirikan Ordo Fransiskan atau \"Friars Minor\". Dia adalah santo pelindung hewan, pedagang, dan lingkungan.\nka|jmpl|Fransiskus Assisi\n", "question_text": "dimanakah Santo Fransiskus dilahirkan?", "answers": [{"text": "Assisi, Italia", "start_byte": 50, "limit_byte": 64}]} {"id": "7780206944463138001-30", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Pramuka Indonesia", "passage_text": "Peraturan yang timbul pada masa perintisan ini adalah Ketetapan MPRS Nomor II/MPRS/1960, tanggal 3 Desember 1960 tentang rencana pembangunan Nasional Semesta Berencana. Dalam ketetapan ini dapat ditemukan Pasal 330. C. yang menyatakan bahwa dasar pendidikan di bidang kepanduan adalah Pancasila. Seterusnya penertiban tentang kepanduan (Pasal 741) dan pendidikan kepanduan supaya diintensifkan dan menyetujui rencana Pemerintah untuk mendirikan Pramuka (Pasal 349 Ayat 30). Kemudian kepanduan supaya dibebaskan dari sisa-sisa Lord Baden Powell (Lampiran C Ayat 8).", "question_text": "siapakah pendiri pramuka di Indonesia?", "answers": [{"text": "Pemerintah", "start_byte": 417, "limit_byte": 427}]} {"id": "-6967180440960315797-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rising Star Indonesia (musim pertama)", "passage_text": "Musim pertama Rising Star Indonesia dimenangkan oleh penyanyi solo asal Kota Medan Indah Nevertari.[3]", "question_text": "siapakah pemenang Rising Star Indonesia pertama?", "answers": [{"text": "Indah Nevertari", "start_byte": 83, "limit_byte": 98}]} {"id": "-3648572221070900790-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Mali", "passage_text": "Di antara banyak grup etnis yang berbeda yang mengelilingi Manden terdapat grup penutur Bahasa Pulaar di Macina, Tekrur dan Fouta Djallon. Dalam bahasa Pulaar, Mandinka dari Manden menjadi Malinke dari Mali.[7] Meskipun orang Mandinka umumnya merujuk tanah dan ibukota provinsi mereka sebagai Manden, Fulan, kawula Mali yang semi-nomadik yang tinggal di sebelah barat wilayah tengah negara (Tekrur), selatan (Fouta Djallon) dan perbatasan timur (Macina) memopulerkan nama Mali untuk kerajaan ini (yang kemudian menjadi kekaisaran) pada Abad Pertengahan.", "question_text": "Bahasa apa yang digunakan pada masa Kekaisaran Mali?", "answers": [{"text": "Pulaar di Macina, Tekrur dan Fouta Djallon", "start_byte": 95, "limit_byte": 137}]} {"id": "4043532524922478967-11", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "Di bidang seni, Aristoteles memuat pandangannya tentang keindahan dalam buku Poetike.[2] Aristoteles sangat menekankan empirisme untuk menekankan pengetahuan.[2] Ia mengatakan bahwa pengetahuan dibangun atas dasar pengamatan dan penglihatan.[2] Menurut Aristoteles keindahan menyangkut keseimbangan ukuran yakni ukuran material.[2] Menurut Aristoteles sebuah karya seni adalah sebuah perwujudan artistik yang merupakan hasil chatarsis disertai dengan estetika.[2] Chatarsis adalah pengungkapan kumpulan perasaan yang dicurahkan ke luar.[3] Kumpulan perasaan itu disertai dorongan normatif.[3] Dorongan normatif yang dimaksud adalah dorongan yang akhirnya memberi wujud khusus pada perasaan tersebut.[3] Wujud itu ditiru dari apa yang ada di dalam kenyataan.[3] Aristoteles juga mendefinisikan pengertian sejarah yaitu Sejarah merupakan satu sistem yang meneliti suatu kejadian sejak awal dan tersusun dalam bentuk kronologi. Pada masa yang sama, menurut dia juga Sejarah adalah peristiwa-peristiwa masa lalu yang mempunyai catatan, rekod-rekod atau bukti-bukti yang konkrit.", "question_text": "Apa pengertian Seni menurut Aristoteles?", "answers": [{"text": "sebuah perwujudan artistik yang merupakan hasil chatarsis disertai dengan estetika", "start_byte": 377, "limit_byte": 459}]} {"id": "7990248219129527439-0", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Intelijen Pusat", "passage_text": "Badan Intelijen Pusat (English: Central Intelligence Agency, CIA) adalah salah satu badan intelijen pemerintah federal Amerika Serikat. Sebagai lembaga eksekutif, CIA berada di bawah Director of National Intelligence.[6]", "question_text": "Kapan CIA dibentuk ?", "answers": [{"text": "salah satu badan intelijen pemerintah federal Amerika Serikat", "start_byte": 73, "limit_byte": 134}]} {"id": "2817305782057806775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kebijakan 15 November 1978", "passage_text": "jmpl|Lembaran uang dolar Amerika Serikat yang menjadi sumber devisa Indonesia\nKebijakan 15 November 1978 merupakan salah satu kebijakan pemerintah Orde Baru terkait peredaran mata uang asing (valuta asing) di tengah masyarakat.[1] Inti dari kebijakan tersebut adalah mengambangkan secara terkendali kurs rupiah terhadap beberapa mata uang asing dan melepaskan kaitannya dengan Dollar Amerika Serikat sejak hari Kamis, 16 November 1978.[2] Tujuan utama dari kebijakan ini supaya meningkatkan daya saing produk Indonesia di luar negeri melalui perubahan sistem dari nilai tukar tetap (bretton woods) menjadi nilai tukar mengambang (floating).[3][4][5][6] Tujuan lain dari kebijakan ini untuk lebih meningkatkan ketahanan ekonomi Indonesia memasuki Pelita III dan juga ditegaskan bahwa kebijaksanaan lalu lintas devisa tidak berubah. Pemasukan devisa dan pengeluaran devisa dari dan ke Indonesia adalah sepenuhnya bebas. Dengan kebijaksanaan ini diharapkan dapat lebih mendorong lagi kegiatan produksi dan kesempatan kerja. Oleh sebab itu, pemasukan bahan baku dari luar negeri diberikan keringanan bea masuk.[2]", "question_text": "Apa inti dari kebijakan Kebijakan 15 November 1978?", "answers": [{"text": "mengambangkan secara terkendali kurs rupiah terhadap beberapa mata uang asing dan melepaskan kaitannya dengan Dollar Amerika Serikat sejak hari Kamis, 16 November 1978", "start_byte": 267, "limit_byte": 434}]} {"id": "5118698800023787621-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Al-Aqsha", "passage_text": "Masjid Al Aqsha (Arabic: المسجد الاقصى‎, Al-Masjid Al-Aqsha, arti harfiah: \"masjid terjauh\"), juga disebut dengan Baitul Maqdis atau Bait Suci (Arabic: بيت المقدس‎, Hebrew: בֵּית־הַמִּקְדָּשׁ‎, Beit HaMikdash), Al Haram Asy Syarif (Arabic: الحرم الشريف‎, al-Ḥaram asy-Syarīf, \"Tanah Suci yang Mulia\", atau الحرم القدسي الشريف, al-Ḥaram al-Qudsī asy-Syarīf, \"Tanah Suci Yerusalem yang Mulia\"), Bukit Bait (Suci) (Hebrew: הַר הַבַּיִת‎, Har HaBáyit), adalah nama sebuah kompleks seluas 144.000 meter persegi yang berada di Kota Lama Yerusalem. Kompleks ini menjadi tempat yang disucikan oleh umat Islam, Yahudi, dan Kristen. Tempat ini sering dikelirukan dengan Jami' Al Aqsha atau Masjid Al Qibli. Jami' Al Aqsha adalah masjid berkubah biru yang menjadi bagian dari kompleks Masjid Al Aqsha sebelah selatan, sedangkan Masjidil Aqsha sendiri adalah nama dari kompleks tersebut, yang di dalamnya tidak hanya terdiri dari Jami' Al Aqsha (bangunan berkubah biru) itu sendiri, tetapi juga Kubah Shakhrah (bangunan berkubah emas) dan berbagai situs lainnya.", "question_text": "dimanakah letak Baitul Maqdis?", "answers": [{"text": "Kota Lama Yerusalem", "start_byte": 617, "limit_byte": 636}]} {"id": "-2447423966280972626-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjamuan Kudus", "passage_text": "\nPerjamuan Kudus, Perjamuan Suci, Perjamuan Paskah, atau Ekaristi (English: eucharist) adalah suatu ritus yang dipandang oleh kebanyakan Gereja dalam Kekristenan sebagai suatu sakramen. Menurut beberapa kitab Perjanjian Baru, Ekaristi dilembagakan oleh Yesus Kristus saat Perjamuan Malam Terakhir.[1] Yesus memberikan murid-murid-Nya roti dan anggur saat makan Paskah, lalu memerintahkan para pengikutnya: \"perbuatlah ini menjadi peringatan akan Aku\" sambil merujuk roti tersebut sebagai \"tubuh-Ku\" dan anggur tersebut sebagai \"darah-Ku\".[2]", "question_text": "Dimana Perjamuan Kudus harus dilakukan?", "answers": [{"text": "Gereja", "start_byte": 137, "limit_byte": 143}]} {"id": "6202814822736141016-2", "language": "indonesian", "document_title": "Jay Park", "passage_text": "Jaebeom pertama kali muncul melalui acara Mnet, \"Hot Blood\", sebuah program yang menunjukkan latihan fisik intensif dari 13 peserta laki-laki yang harus melewati kesempatan untuk debut di salah satu dari 4-anggota 2AM atau kelompok dance yang berjumlah 7-anggota 2PM di bawah JYP Entertainment. Setelah melalui eliminasi, Jaebeom diberi posisi sebagai pemimpin 2PM dan debut lagunya yang berjudul \"10 점 만점 에 10 점\" (\"10 Points out of 10\") pada tanggal 4 September 2008.", "question_text": "Kapan debut pertama Park Jaebeom?", "answers": [{"text": "4 September 2008", "start_byte": 461, "limit_byte": 477}]} {"id": "-7694176464163473121-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Bartimaeus Trilogy", "passage_text": "\nThe Bartimaeus Trilogy adalah seri novel fantasi karya Jonathan Stroud dari Inggris. Seri ini terdiri dari tiga novel yang aslinya diterbitkan dalam bahasa Inggris dalam periode tahun 2003 hingga 2006 oleh penerbit Hyperion Books, salah satu divisi dari The Walt Disney Company. Di Indonesia, seri pertama novel ini diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama pertama kali pada Mei 2007.", "question_text": "Siapa penerbit novel The Bartimaeus Trilogy?", "answers": [{"text": "Hyperion Books", "start_byte": 216, "limit_byte": 230}]} {"id": "-1721406474689742229-0", "language": "indonesian", "document_title": "Siklus air", "passage_text": "\n\n\nSiklus air atau siklus hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi.", "question_text": "Apa itu siklus hidrologi?", "answers": [{"text": "sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi", "start_byte": 43, "limit_byte": 188}]} {"id": "-1953885375357445428-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biologi molekular", "passage_text": "Biologi molekular atau biologi molekul merupakan salah satu cabang biologi yang merujuk kepada pengkajian mengenai kehidupan pada skala molekul. Ini termasuk penyelidikan tentang interaksi molekul dalam benda hidup dan kesannya, terutama tentang interaksi berbagai sistem dalam sel, termasuk interaksi DNA, RNA, dan sintesis protein, dan bagaimana interaksi tersebut diatur. Bidang ini bertumpang tindih dengan bidang biologi (dan kimia) lainnya, terutama genetika dan biokimia.", "question_text": "Apa itu biologi molekuler?", "answers": [{"text": "salah satu cabang biologi yang merujuk kepada pengkajian mengenai kehidupan pada skala molekul", "start_byte": 49, "limit_byte": 143}]} {"id": "5678279731524095584-0", "language": "indonesian", "document_title": "SpeXial", "passage_text": "SpeXial, boyband generasi terbaru Taiwan yang dibentuk oleh Comic International Productions. Nama SpeXial diadopsi dari nama \"eXtra Special\" disingkat menjadi \"SpeXial\" yang artinya \"sangat tidak biasa\". Boyband ini resmi dibentuk pada tanggal 7 Desember 2012, dengan 4 anggota yaitu Wes (Leader), Wayne (Lead Vocal), Brent (Lead Dancer), and Sam (Rapper) dan juga merilis album pertama mereka berjudul \"SpeXial\". Setiap album baru, agensi menambahkan anggota sehingga sekarang berjumlah 12 orang yaitu Wes (leader), Wayne, Brent, Sam, Simon, Evan, Teddy, Win, Riley, Ian, Dylan & Zhiwei. Dengan umur rata-rata 23 tahun dan tinggi rata-rata 184cm. Mereka juga memiliki fans club disebut \"特使\" yang artinya \"Utusan Khusus\" namun mereka memiliki nama fans club dalam bahasa Inggris yang disebut SXF yang memiliki arti SpeXial Family.", "question_text": "Kapan SpeXial dibentuk ?", "answers": [{"text": "7 Desember 2012", "start_byte": 244, "limit_byte": 259}]} {"id": "-8497570182059679-0", "language": "indonesian", "document_title": "Polandia", "passage_text": "\nPolandia (Polish: Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Polish: Rzeczpospolita Polska[lower-alpha 1] [ʐɛt͡ʂpɔˈspɔlitaˈpɔlska](listen)) adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon). Polandia adalah negara anggota Uni Eropa. Ibukota Polandia dan kota terbesar adalah Warsawa.", "question_text": "Apakah ibukota negara Polandia?", "answers": [{"text": "Warsawa", "start_byte": 501, "limit_byte": 508}]} {"id": "-2762319951730438553-1", "language": "indonesian", "document_title": "Boys Like Girls", "passage_text": "Boys Like Girls pertama dibentuk di daerah Andover, MA[4] pada akhir tahun 2005. Diawali ketika vokalis Martin Johnson, mantan anggota band lokal Boston Fake ID/The Drive, telah menulis setumpuk lagu dan ingin merekamnya. Dia pun merekrut bassist Bryan Donahue dan drummer John Keefe. Keefe kemudian membawa masuk gitaris Paul DiGiovanni, yang pernah merekam demo bersamanya, untuk melengkapi formasi mereka. Beberapa lagu demo mereka antara lain berjudul \"Free\", \"If You Could See Me Now\", \"The Only Way That I Know How To Feel\", dan beberapa lainnya. Beberapa bulan kemudian Keefe dan DiGiovanni mengetahui bahwa sebenarnya mereka adalah sepupu jauh.[5][6]", "question_text": "Siapa drummer Boys Like Girls?", "answers": [{"text": "John Keefe", "start_byte": 273, "limit_byte": 283}]} {"id": "8759888782154103749-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Selatan", "passage_text": "Provinsi Sulawesi Selatan terletak di 0°12' - 8° Lintang Selatan dan 116°48' - 122°36' Bujur Timur. Luas wilayahnya 45.764,53 km². Provinsi ini berbatasan dengan Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat di utara, Teluk Bone dan Sulawesi Tenggara di timur, Selat Makassar di barat dan Laut Flores di selatan.", "question_text": "berapakah luas Sulawesi Selatan ?", "answers": [{"text": "45.764,53", "start_byte": 120, "limit_byte": 129}]} {"id": "4277099186467925648-4", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "\nPaul Allen dan Bill Gates, sesama teman masa kecil yang menggemari pemrograman komputer, berusaha membuat bisnis yang sukses dengan memanfaatkan kemampuan mereka. Majalah Popular Electronics edisi Januari 1975 menampilkan mikrokomputer Altair 8800 buatan Micro Instrumentation and Telemetry Systems (MITS). Allen mengetahui bahwa mereka bisa memprogram penerjemah BASIC untuk alat tersebut; setelah mendapat panggilan telepon dari Gates yang mengklaim bahwa mereka punya penerjemah, MITS langsung minta didemonstrasikan. Karena saat itu mereka memang tidak punya penerjemah, Allen membuat sebuah simulator untuk Altair, sementara Gates mengembangkan penerjemahnya. Meski mereka mengembangkan penerjemah pada sebuah simulator, bukan alat aslinya, penerjemah tersebut beroperasi dengan sangat mulus ketika didemonstrasikan kepada MITS di Albuquerque, New Mexico pada bulan Maret 1975; MITS setuju mendistribusikan dan memasarkannya dengan nama Altair BASIC.[6]:108, 112–114 Mereka secara resmi mendirikan Microsoft tanggal 4 April 1975 dan mengangkat Gates sebagai CEO.[8] Allen mencetuskan nama \"Micro-Soft\", seperti yang dikatakan dalam . Pada bulan Agustus 1977, perusahaan ini membuat perjanjian dengan ASCII Magazine di Jepang dan berujung pada pendirian kantor internasional pertamanya, \"ASCII Microsoft\".[9] Perusahaan ini pindah ke kantor barunya di Bellevue, Washington bulan Januari 1979.[8]", "question_text": "Siapakah CEO pertama perusahaan Windows?", "answers": [{"text": "Bill Gates", "start_byte": 16, "limit_byte": 26}]} {"id": "-7668892942004356265-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karya Chairil Anwar", "passage_text": "Penulis Indonesia Chairil Anwar (1922–1949) menulis 75puisi, 7prosa, dan 3koleksi puisi. Ia juga menerjemahkan 10puisi dan 4prosa. Kebanyakan puisi-puisi asli Anwar dimasukkan dalam versi koleksinya: Deru Campur Debu, Kerikil-Kerikil Tajam dan yang Terampas dan yang Putus (keduanya 1949), dan Tiga Menguak Takdir (1950). Pada tahun 1956, HB Jassin mengumpulkan dan mendokumentasikan sebagian besar karya-karya Anwar yang masih tersisa dalam buku berjudul Chairil Anwar: Pelopor Angkatan 45,[1] dan pada tahun 1970 Burton Raffel menerbitkan terjemahan bahasa Inggris dari karya-karya asli Anwar dalam buku berjudul The Complete Poetry and Prose of Chairil Anwar.[2]", "question_text": "berapakah jumlah puisi yang diciptakan chairil anwar?", "answers": [{"text": "75", "start_byte": 54, "limit_byte": 56}]} {"id": "4471395911810012709-4", "language": "indonesian", "document_title": "Utsman bin 'Affan", "passage_text": "Utsman dilahirkan dari seorang yang ayah yang bernama Affan bin Abi al-'As , dari suku bani Umayyah, dan ibu yang bernama Arwa binti Kurayz , dari Abdshams , kedua suku kaya dan terpandang Quraish di Mekah . Utsman memiliki satu saudara perempuan, Amina. Utsman lahir di Ta'if. Ia tercatat sebagai salah satu dari 22 orang Mekah yang tahu cara menulis.", "question_text": "siapakah ayah Utsman bin Affan?", "answers": [{"text": "Affan bin Abi al-'As", "start_byte": 54, "limit_byte": 74}]} {"id": "3315148729747994077-0", "language": "indonesian", "document_title": "Artefak", "passage_text": "\nArtefak atau artifact merupakan benda arkeologi atau peningalan benda-benda bersejarah, yaitu semua benda yang dibuat atau dimodifikasi oleh manusia yang dapat dipindahkan. Contoh artefak adalah alat-alat batu, logam dan tulang, gerabah, prasasti lempeng dan kertas, senjata-senjata logam (anak panah, mata panah, dll), terracotta dan tanduk binatang.\nBarang yang bersejarah ini sangatlah penting untuk diletakkan di museum sehingga semua orang dapat melihat dan mempelajarinya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Artefak ?", "answers": [{"text": "benda arkeologi atau peningalan benda-benda bersejarah, yaitu semua benda yang dibuat atau dimodifikasi oleh manusia yang dapat dipindahkan", "start_byte": 33, "limit_byte": 172}]} {"id": "7033808245499424270-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nori", "passage_text": "\nNori(海苔, のり) adalah nama dalam bahasa Jepang untuk bahan makanan berupa lembaran rumput laut yang dikeringkan. Nori digunakan sebagai hiasan dan penyedap berbagai macam masakan Jepang, lauk sewaktu makan nasi, dan bahan makanan ringan seperti senbei. Bahan baku adalah alga jenis Porphyra seperti Porphyra pseudolinearis Ueda yang dikenal sebagai Iwanori dan Porphyra yezoensis Ueda.", "question_text": "Apa arti kata nori ?", "answers": [{"text": "bahan makanan berupa lembaran rumput laut yang dikeringkan", "start_byte": 60, "limit_byte": 118}]} {"id": "-4224083320738490186-1", "language": "indonesian", "document_title": "Karat (emas)", "passage_text": "Karat adalah sistem pengukuran tingkat kemurnian emas. Kemurnian emas diukur berdasarkan jumlah persentase emas murni yang terkandung dalam suatu logam[1].", "question_text": "Bagaimana cara mengukur kemurnian emas?", "answers": [{"text": "berdasarkan jumlah persentase emas murni yang terkandung dalam suatu logam", "start_byte": 77, "limit_byte": 151}]} {"id": "443638277832228385-4", "language": "indonesian", "document_title": "Iravati M. Sudiarso", "passage_text": "Sekembalinya ke tanah air, Iravati aktif sebagai pemain tunggal maupun ansambel. Ia juga mengabdikan dirinya sebagai pengajar piano di Sekolah Musik Yayasan Pendidikan Musik sejak tahun 1959. Pada tahun 1968, Iravati terpilih menjadi anggota Dewan Kesenian Jakarta dan diangkat sebagai Ketua pada tahun 1973-1981 dan 1986-1989. Ia juga pernah menjadi dosen pada Akademi Musik LPKJ (1973-1976) dan Akademi Sinematografi LPKJ (1977-1979).", "question_text": "Kapan Iravati Mangunkusumo Sudiarso mulai mengajar musik?", "answers": [{"text": "1959", "start_byte": 186, "limit_byte": 190}]} {"id": "6027469371017370211-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naughty Dog", "passage_text": "Naughty Dog adalah perusahaan permainan video Amerika Serikat yang didirikan oleh Andy Gavin dan Jason Rubin pada tahun 1986, dan berbasis di Santa Monica, California. Perusahaan ini diperoleh oleh Sony pada tahun 2001.", "question_text": "siapakah pendiri Naughty Dog?", "answers": [{"text": "Andy Gavin dan Jason Rubin", "start_byte": 82, "limit_byte": 108}]} {"id": "-6941969904038024384-3", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Peninggalan Soeharto masih diperdebatkan sampai saat ini. Dalam masa kekuasaannya, yang disebut Orde Baru, Soeharto membangun negara yang stabil dan mencapai kemajuan ekonomi dan infrastruktur.[6][7][8][9] Soeharto juga dianggap membatasi kebebasan warga negara Indonesia keturunan Tionghoa, menduduki Timor Timur, dan dianggap sebagai rezim paling korup dalam sejarah dunia modern dengan estimasi kerugian negara sekitar 15–35 miliar dolar Amerika Serikat.[10] Usaha untuk mengadili Soeharto gagal karena kesehatannya yang memburuk. Setelah menderita sakit berkepanjangan, ia meninggal karena kegagalan organ multifungsi di Jakarta pada tanggal 27 Januari 2008.", "question_text": "Dimana Soeharto meninggal?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 627, "limit_byte": 634}]} {"id": "3086021176753760136-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gandum", "passage_text": "\n\njmpl|Rumput gandum, wheatgrass.\njmpl|Panen gandum di Nepal.\n\nGandum (Triticum spp.) adalah sekelompok tanaman serealia dari suku padi-padian yang kaya akan karbohidrat. Gandum biasanya digunakan untuk memproduksi tepung terigu, pakan ternak, ataupun difermentasi untuk menghasilkan alkohol. Pada umumnya, biji gandum (kernel) berbentuk opal dengan panjang 6–8mm dan diameter 2–3mm. Seperti jenis serealia lainnya, gandum memiliki tekstur yang keras. Biji gandum terdiri dari tiga bagian yaitu bagian kulit (bran), bagian endosperma, dan bagian lembaga (germ).", "question_text": "Apakah nama ilmiah Gandum?", "answers": [{"text": "Triticum spp", "start_byte": 71, "limit_byte": 83}]} {"id": "1333230065070379280-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "kapankah telepon genggam pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "-7106622304779650226-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abnormalitas", "passage_text": "Perilaku Abnormal adalah kondisi emosional seperti kecemasan dan depresi yang tidak sesuai dengan situasinya.[1] Perilaku Abnormal terdiri dari dua kata yaitu Perilaku dan Abnormal, Perilaku menurut kamus bahasa Indonesia adalah tingkah laku seorang manusia/ sikap seorang manusia, sedangkan Abnormal dapat didefinisikan sebagai hal yang jarang terjadi (seperti kidal) atau penyimpangan dari kondisi rata-rata (seperti tinggi badan yang ekstrem).[2] Abnormalitas umumnya ditentukan berdasarkan munculnya beberapa karakteristik sekaligus dan definisi terbaik untuk ini menggunakan beberapa kareakteristik Kejarangan statistik, Pelanggaran norma, distress pribadi, ketidakmampuan atau disfungi, dan repons yang tidak diharapkan (unexpectedness).[3]", "question_text": "apakah yang dimaksud Abnormalitas?", "answers": [{"text": "kondisi emosional seperti kecemasan dan depresi yang tidak sesuai dengan situasinya", "start_byte": 25, "limit_byte": 108}]} {"id": "-1739518923475792606-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sepeda", "passage_text": "Seperti ditulis Ensiklopedia Columbia, nenek moyang sepeda diperkirakan berasal dari Perancis. Menurut kabar sejarah, negeri itu sudah sejak awal abad ke-18 mengenal alat transportasi roda dua yang dinamai velocipede. Bertahun-tahun, velocipede menjadi satu-satunya istilah yang merujuk hasil rancang bangun kendaraan dua roda.", "question_text": "Kapan sepeda pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "awal abad ke-18", "start_byte": 141, "limit_byte": 156}]} {"id": "-7331930281564068661-5", "language": "indonesian", "document_title": "Olimpiade", "passage_text": "\nPertandingan Olimpiade kuno adalah festival keagamaan dan atletik yang diadakan setiap empat tahun di tempat suci Zeus di Olympia, Yunani. Kompetisi adalah di antara perwakilan dari beberapa negara-kota dan kerajaan Yunani Kuno. Permainan ini terutama menampilkan olahraga atletik tetapi juga olahraga seperti gulat dan perlombaan, balap kuda dan kereta kuda. Telah banyak ditulis bahwa selama Olimpiade, semua konflik di antara negara-negara kota yang berpartisipasi ditunda sampai Olimpiade selesai. Penghentian permusuhan ini dikenal sebagai perdamaian atau gencatan senjata Olimpiade. Ide ini adalah mitos modern karena orang-orang Yunani tidak pernah menangguhkan perang mereka. Gencatan senjata itu memungkinkan para peziarah religius yang sedang melakukan perjalanan ke Olympia untuk melewati wilayah yang berperang tanpa gangguan karena mereka dilindungi oleh Zeus. Asal usul Olimpiade diselimuti misteri dan legenda; salah satu mitos paling populer mengidentifikasi Heracles dan ayahnya Zeus sebagai nenek moyang dari Olimpiade . Menurut legenda, Heracles lah yang pertama kali menyebut pertandingan \"Olimpiade\" dan menetapkan kebiasaan penyelenggaraannya setiap empat tahun. Mitos berlanjut bahwa setelah Heracles menyelesaikan dua belas kerjanya, dia membangun Stadion Olimpiade sebagai suatu kehormatan bagi Zeus. Setelah selesai, ia berjalan dalam garis lurus untuk 200 langkah dan menyebut jarak ini sebagai \"stadion\" (bahasa Yunani: στάδιον, Latin: stadion, \"panggung\"), yang kemudian menjadi jarak yang jauh. Tanggal awal yang paling banyak diterima untuk Olimpiade Kuno adalah 776 SM; ini didasarkan pada prasasti, ditemukan di Olympia, daftar pemenang lomba lari kaki yang diadakan setiap empat tahun dimulai pada 776 SM. Pertandingan Olimpiade kuno menampilkan acara lari, pentathlon (terdiri dari acara melompat, lempar cakram dan lempar lembing, perlombaan kaki, dan gulat), tinju, gulat, pankrasi, dan berkuda. Tradisi mengatakan bahwa Coroebus, juru masak dari kota Elis, adalah juara Olimpiade pertama.", "question_text": "Kapan Olimpiade Yunani Kuno diadakan?", "answers": [{"text": "776 SM", "start_byte": 1602, "limit_byte": 1608}]} {"id": "-5957765225787915784-6", "language": "indonesian", "document_title": "Perjantanan", "passage_text": "\nPada zaman dahulu, perjantanan dipandang sebagai lembaga pendidikan untuk penanaman nilai-nilai moral dan budaya oleh orang tua ke orang yang lebih muda[8] dan juga sebagai bentuk ekspresi seksual, masuk ke sejarah dari periode Archaic dan seterusnya di Yunani Kuno, meskipun benda-benda ritual Kreta mencerminkan praktik ini sudah diformalkan di peradaban Minoan akhir, sekitar tahun 1650 SM.[9] Menurut Plato,[10] di Yunani kuno, perjantanan adalah hubungan dan ikatan - baik seksual atau secara asusila - antara remaja laki-laki dan pria dewasa di luar keluarga dekat. Sementara pria Yunani sebagian besar terlibat dalam hubungan dengan perempuan dan anak laki-laki,[11] dalam beberapa pengecualian diketahui, beberapa hubungan dengan wanita dapat menghindari, dan lain-lain untuk menolak hubungan dengan anak laki-laki. Pada masa Roma, hubungan dengan anak laki-laki mengambil jalur yang lebih informal dan kurang bermasyarakat, tiap pria mengambil keuntungan dari status sosial yang dominan untuk mengambil kenikmatan seksual dari mereka yang memiliki status sosial lebih rendah daripada mereka, atau membawanya pada hubungan gelap dengan anak laki-laki merdeka.[12]", "question_text": "Di wilayah mana Perjantanan Kreta kreta terjadi ?", "answers": [{"text": "Yunani Kuno", "start_byte": 255, "limit_byte": 266}]} {"id": "5415620742762580520-2", "language": "indonesian", "document_title": "Penyakit Crohn", "passage_text": "Penyebab pasti tidak diketahui,[5] namun penyakit Crohn tampaknya disebabkan oleh kombinasi dari faktor lingkungan dan predisposisi genetik.[6] Setiap mutasi risiko individu membuat kontribusi kecil untuk keseluruhan risiko Crohn (sekitar 1: 200). Data genetik, dan penilaian langsung dari imunitas, menunjukkan kerusakan pada sistem imun bawaan.[7] Dalam pandangan ini, peradangan kronis Crohn disebabkan ketika sistem kekebalan tubuh adaptif mencoba untuk mengimbangi defisiensi sistem imun bawaan.[8]", "question_text": "Apakah penyebab utama Penyakit Crohn?", "answers": [{"text": "kombinasi dari faktor lingkungan dan predisposisi genetik", "start_byte": 82, "limit_byte": 139}]} {"id": "-4019335341745813979-0", "language": "indonesian", "document_title": "Markas Besar Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "\nMarkas Besar PBB di New York adalah lokasi terpenting dan tempat utama Perserikatan Bangsa-Bangsa bersidang. Di sinilah Sidang Umum PBB, Dewan Keamanan PBB dan Dewan Ekonomi dan Sosial PBB bersidang. Sidang Dewan Ekonomi dan Sosial bergantian secara tahun dengan lokasi di Jenewa. Selain itu di sini terdapat gedung Sekretariat PBB.", "question_text": "Dimana kantor pusat PBB?", "answers": [{"text": "New York", "start_byte": 21, "limit_byte": 29}]} {"id": "-2503093782229038137-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "\nSuku Sunda (Urang Sunda, aksara Sunda: ᮅᮛᮀ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ) adalah kelompok etnis yang berasal dari bagian barat pulau Jawa, Indonesia, dengan istilah Tatar Pasundan yang mencakup wilayah administrasi provinsi Jawa Barat, Banten, Jakarta, Lampung dan wilayah barat Jawa Tengah (Banyumasan). Orang Sunda tersebar diberbagai wilayah Indonesia, dengan provinsi Banten dan Jawa Barat sebagai wilayah utamanya.", "question_text": "dari manakah asal suku Sunda ?", "answers": [{"text": "bagian barat pulau Jawa", "start_byte": 107, "limit_byte": 130}]} {"id": "-1986646458360791364-82", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Pertengahan", "passage_text": "Di Jerman, Kekaisaran Romawi Suci terus bertahan hingga ke Zaman Modern, namun sifat elektif dari jabatan kaisar memuskilkan suatu wangsa untuk kekal berkuasa, yang sekiranya mungkin, dapat menjadi landasan bagi terbentuknya sebuah negara yang kuat.[285] Lebih jauh lagi ke sebelah timur, Kerajaan Polandia, Kerajaan Hongaria, dan Kerajaan Bohemia tumbuh menjadi negara-negara yang kuat.[286] Di Jazirah Iberia, kerajaan-kerajaan Kristen terus-menerus berhasil merebut daerah-daerah yang dikuasai kerajaan-kerajaan Muslim di jazirah itu;[287] Kerajaan Portugal memusatkan perhatiannya pada usaha perluasan wilayah di seberang laut pada abad ke-15, sementara kerajaan-kerajaan lainnya mengalami perpecahan akibat permasalahan suksesi penguasa dan berbagai permasalahan lain.[288][289] Setelah dikalahkan dalam Perang Seratus Tahun, Inggris mengalami perang saudara berkepanjangan yang dikenal dengan sebutan Perang Mawar. Perang ini berlangsung sampai ke era 1490-an,[289] dan baru berakhir ketika Henry Tudor (memerintah 1485–1509 sebagai Raja Henry VII) menjadi Raja Inggris, dan memperkukuh kekuasaan dengan kemenangannya atas Richard III (memerintah 1483–1485) dalam Pertempuran Bosworth pada 1485.[290] Di kawasan Skandinavia, Ratu Denmark, Margrete I (memerintah 1387–1412), mempersatukan kekuatan Norwegia, Denmark, dan Swedia dalam Uni Kalmar, yang bertahan sampai dengan 1523. Kekuatan utama di kawasan sekitar Laut Baltik adalah Liga Hansa, konfederasi perniagaan negara-negara kota yang menjalankan usahanya mulai dari kawasan barat Eropa sampai ke Rusia.[291] Skotlandia bangkit dari dominasi Inggris pada masa pemerintahan Robert the Bruce (memerintah 1306–1329), yang berhasil mendapatkan pengakuan dari lembaga kepausan atas jabatannya sebagai raja pada 1328.[292]", "question_text": "Kapankah Raja Henry VII Tudor mulai memerintah ?", "answers": [{"text": "1485", "start_byte": 1021, "limit_byte": 1025}]} {"id": "-7229822392375268368-10", "language": "indonesian", "document_title": "Gulag", "passage_text": "Sebagai sebuah lembaga yang keseluruhannya berdasar pada Uni Soviet Union dan sebuah administrasi induk dengan OGPU, Polisi Rahasia Soviet, GULAG secara resmi didirikan pada 25 April 1930 sebagai \"ULAG\" berdasarkan perintah OGPU No. 130/63 seturut dengan perintah Sovnarkom No. 22 hlm. 248 tanggal 7 April 1930, dan diganti namanya menjadi GULAG pada bulan November.", "question_text": "Kapan Gulag didirikan?", "answers": [{"text": "25 April 1930", "start_byte": 174, "limit_byte": 187}]} {"id": "1046208870198993904-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vergangenheitsbewältigung", "passage_text": "\n\nVergangenheitsbewältigung[1] (German:[fɛɐ̯ˈɡaŋn̩haɪtsbəˌvɛltɪɡʊŋ], \"perjuangan berdamai dengan [hal-hal buruk] masa lalu\")[2] adalah sebuah istilah dalam bahasa Jerman untuk menyebut rangkaian proses sejak akhir abad ke-20 yang berperan penting dalam kajian sastra, masyarakat, dan budaya Jerman pasca-1945.", "question_text": "Apa arti kata Vergangenheitsbewältigung ?", "answers": [{"text": "perjuangan berdamai dengan [hal-hal buruk] masa lalu", "start_byte": 86, "limit_byte": 138}]} {"id": "8457098137031248178-0", "language": "indonesian", "document_title": "Protektorat", "passage_text": "Menurut hukum internasional, protektorat adalah negara atau wilayah yang dikontrol, bukan dimiliki, oleh negara lain yang lebih kuat. Sebuah protektorat biasanya berstatus otonomi dan berwenang mengurus masalah dalam negeri. Pemimpin pribumi biasanya diperbolehkan untuk memegang jabatan kepala negara, alupun hanya sebatas nominal saja. Negara pengontrol mengurus hubungan luar negeri dan pertahanan protektoratnya, seperti yang tertulis dalam perjanjian. Singkat kata, protektorat merupakan salah satu jenis wilayah dependensi.", "question_text": "Apa itu protektorat?", "answers": [{"text": "negara atau wilayah yang dikontrol, bukan dimiliki, oleh negara lain yang lebih kuat", "start_byte": 48, "limit_byte": 132}]} {"id": "5210661842922995870-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kan Kikuchi", "passage_text": "Hiroshi Kikuchi(菊池 寛,Kikuchi Hiroshi, 26 Desember 1888 – 6 Maret 1948), dikenal dengan nama pena-nya Kan Kikuchi (yang menggunakan kanji yang sama dengan nama aslinya), adalah seorang penulis Jepang yang lahir di Takamatsu, Prefektur Kagawa, Jepang. Ia mendirikan perusahaan penerbitan Bungeishunjū, majalah bulanan dengan nama yang sama, Ikatan Penulis Jepang dan Penghargaan Akutagawa dan Penghargaan Naoki untuk sastra populer.", "question_text": "Kapan Kan Kikuchi lahir ?", "answers": [{"text": "26 Desember 1888", "start_byte": 44, "limit_byte": 60}]} {"id": "2232650400535726102-3", "language": "indonesian", "document_title": "Chelsea F.C.", "passage_text": "\nPada tahun 1904 H.A. Mears mengakuisisi stadion atletik Stamford Bridge dengan tujuan mengubah menjadi stadion sepak bola. Ia kemudian merencanakan pendirian sebuah klub sepak bola baru setelah tawaran yang diberikan kepada Fulham untuk menggunakan stadion tersebut ditolak. Mengingat telah ada sebuah klub bernama Fulham, nama Chelsea yang merupakan sebuah kota kecil yang berdekatan dengan stadion dipilih sebagai nama klub baru tersebut. Nama-nama lain seperti Kensington FC, Stamford Bridge FC dan London FC sempat dipertimbangkan untuk dipilih.[10] Chelsea didirikan pada tanggal 10 Maret 1905 di sebuah pub The Rising Sun (kini restoran The Butcher's Hook)[1] dan pertama kali bermain pada kompetisi Football League.", "question_text": "siapakah pendiri chealsea FC?", "answers": [{"text": "Mears", "start_byte": 22, "limit_byte": 27}]} {"id": "6546702682206094514-0", "language": "indonesian", "document_title": "Marxisme", "passage_text": "Marxisme adalah sebuah paham yang berdasar pada pandangan-pandangan Karl Marx.[1][2] Marx menyusun sebuah teori besar yang berkaitan dengan sistem ekonomi, sistem sosial, dan sistem politik.[1] Pengikut teori ini disebut sebagai Marxis.[1] Marxisme mencakup materialisme dialektis dan materialisme historis serta penerapannya pada kehidupan sosial.[1][2]", "question_text": "Siapa penemu paham Marxisme?", "answers": [{"text": "paham yang berdasar pada pandangan-pandangan Karl Marx", "start_byte": 23, "limit_byte": 77}]} {"id": "6409491633261168404-3", "language": "indonesian", "document_title": "Temu lawak", "passage_text": "\nDi Indonesia satu-satunya bagian yang dimanfaatkan adalah rimpang temu lawak untuk dibuat jamu godog. Rimpang ini mengandung 48-59,64 % zat tepung, 1,6-2,2 % kurkumin dan 1,48-1,63 % minyak asiri dan dipercaya dapat meningkatkan kerja ginjal serta anti inflamasi. Manfaat lain dari\nrimpang tanaman ini adalah sebagai obat jerawat, meningkatkan nafsu makan, anti kolesterol, antiinflamasi, anemia, antioksidan, pencegah kanker, dan antimikroba.", "question_text": "Zat apa yang terkandung dalam Temu lawak?", "answers": [{"text": "48-59,64 % zat tepung, 1,6-2,2 % kurkumin dan 1,48-1,63 % minyak asiri", "start_byte": 126, "limit_byte": 196}]} {"id": "5052030897361279823-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rasional", "passage_text": "\nSebuah aksi, keyakinan, atau keinginan yang rasional jika kita harus memilih. [1]Rasionalitas merupakan konsep normatif yang mengacu pada kesesuaian keyakinan seseorang dengan alasan seseorang untuk percaya, atau tindakan seseorang dengan alasan seseorang untuk bertindak. Namun, istilah \"rasionalitas\" cenderung digunakan secara berbeda dalam berbagai disiplin ilmu, termasuk diskusi khusus ekonomi, sosiologi, psikologi, biologi evolusioner dan ilmu politik.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan rasional?", "answers": [{"text": "konsep normatif yang mengacu pada kesesuaian keyakinan seseorang dengan alasan seseorang untuk percaya, atau tindakan seseorang dengan alasan seseorang untuk bertindak", "start_byte": 105, "limit_byte": 272}]} {"id": "10164805535970647-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi", "passage_text": "\nGeografi adalah ilmu yang mempelajari tentang lokasi serta persamaan, dan perbedaan (variasi) keruangan atas fenomena fisik, dan manusia di atas permukaan bumi. Kata geografi berasal dari Bahasa Yunani yaitu gêo (\"Bumi\"), dan graphein (\"tulisan\" atau \"menjelaskan\"). Para sarjana, praktisi, atau penulis di bidang geografi disebut geograf atau geografer.", "question_text": "Apakah definisi dari geografi ?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari tentang lokasi serta persamaan, dan perbedaan (variasi) keruangan atas fenomena fisik, dan manusia di atas permukaan bumi", "start_byte": 17, "limit_byte": 160}]} {"id": "-4102357353205436366-4", "language": "indonesian", "document_title": "Hayao Miyazaki", "passage_text": "Miyazaki diangkat menjadi animator kepala, seniman konsep, dan perancang adegan bagi film Hols: Prince of the Sun (1968), salah satu karya penting Isao Takahata, yang terus menjadi kolaborator Miyazaki sepanjang tiga dekade selanjutnya. Setelah berperan penting dalam beberapa film animasi Toei berikutnya, pada tahun 1971 ia bergabung dengan A Pro, di mana ia menjadi salah seorang sutradara enam episode pertama seri Lupin III dengan Takahata. Film pertama Miyazaki sebagai sutradara adalah The Castle of Cagliostro (1979), sebuah film petualangan Lupin III.", "question_text": "Apa film pertama yang disutradarai Hayao Miyazaki?", "answers": [{"text": "The Castle of Cagliostro", "start_byte": 493, "limit_byte": 517}]} {"id": "-7629935245236884397-4", "language": "indonesian", "document_title": "Utsman bin 'Affan", "passage_text": "Utsman dilahirkan dari seorang yang ayah yang bernama Affan bin Abi al-'As , dari suku bani Umayyah, dan ibu yang bernama Arwa binti Kurayz , dari Abdshams , kedua suku kaya dan terpandang Quraish di Mekah . Utsman memiliki satu saudara perempuan, Amina. Utsman lahir di Ta'if. Ia tercatat sebagai salah satu dari 22 orang Mekah yang tahu cara menulis.", "question_text": "siapakah ibu Utsman bin Affan?", "answers": [{"text": "Arwa binti Kurayz", "start_byte": 122, "limit_byte": 139}]} {"id": "4684049038607274914-4", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Guglielmo Marconi (1874-1937) Lahir pada tahun 1874 di Bologna, Itali. Penemu radio ini dapat pendidikan privat dari seorang guru. Tahun 1894 tatkala usianya menginjak dua puluh, Marconi baca percobaan-percobaan yang dilakukan oleh Heinrich Hertz beberapa tahun sebelumnya. Percobaan-percobaan ini dengan gamblang mendemonstrasikan adanya gelombang elektromagnetik yang tak tampak oleh mata, bergerak lewat udara dengan kecepatan suara.", "question_text": "kapankah Radio pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "Guglielmo Marconi", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-1828763404814208975-0", "language": "indonesian", "document_title": "Majisuka Gakuen", "passage_text": "Majisuka Gakuen(マジすか学園) adalah serial drama televisi yang diproduksi oleh TV Tokyo Jepang.[1] Serial ini ditayangkan di Drama 24 dari 8 Januari hingga 26 Maret 2010, dan menempati jam tengah malam setiap Jumat pukul 24:12 JST. Tayangan musim ke-2, dikenal sebagai Majisuka Gakuen 2(マジすか学園2) memulai debutnya pada 15 April dan berakhir pada 1 Juli 2011. Sejumlah 24 episode diproduksi untuk serial televisi ini. Sebagian besar pemerannya merupakan anggota grup idola AKB48, dan sebagian lagi dari grup saudarinya (SKE48 dan SDN48).", "question_text": "berapakah episod dari Majisuka Gakuen?", "answers": [{"text": "24", "start_byte": 386, "limit_byte": 388}]} {"id": "6905018322579998044-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iron Man", "passage_text": "Iron Man (Anthony Edward \"Tony\" Stark) adalah pahlawan super fiksi yang muncul dalam buku komik Amerika yang diterbitkan oleh Marvel Comics, serta media yang terkait. Karakter diciptakan oleh penulis dan editor Stan Lee, yang dikembangkan oleh penulis skenario Larry Lieber, dan dirancang oleh seniman Don Heck dan Jack Kirby. Dia membuat penampilan pertamanya di Tales of Suspense #39 (cover tertanggal bulan Maret 1963).", "question_text": "Kapan buku komik Iron man dirilis?", "answers": [{"text": "Maret 1963", "start_byte": 410, "limit_byte": 420}]} {"id": "-6432241245886324847-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Nanboku-cho", "passage_text": "\nZaman Nanboku-cho(南北朝時代,Namboku-chō Jidai) atau zaman Istana Utara-Istana Selatan (1336-1392) adalah salah satu pembagian periode dalam sejarah Jepang di awal zaman Muromachi. Istilah zaman Nanboku-cho biasanya dipakai untuk menyebut periode antara tahun 1336-1392 ketika pemerintah dan kekaisaran Jepang terbelah dua menjadi Istana Selatan (Yamato no Kuni Yoshino Angū, atau Istana Sementara Yoshino) dan Istana Utara di Kyoto (Yamashiro no Kuni Heian-kyō). Kedua belah pihak masing-masing mengklaim sebagai pemegang tahta yang sah. Walaupun demikian, Perang Genkō yang menandai kejatuhan Keshogunan Kamakura (1331-1333) dan Restorasi Kemmu (1333-1336) sering dikatakan terjadi pada zaman Nanboku-cho.", "question_text": "Kapan Zaman Nanboku-cho dimulai?", "answers": [{"text": "1336", "start_byte": 96, "limit_byte": 100}]} {"id": "5390281549364749673-0", "language": "indonesian", "document_title": "Romusa", "passage_text": "Romusha (労務者 rōmusha: \"buruh\", \"pekerja\") adalah panggilan bagi orang-orang Indonesia yang dipekerjakan secara paksa pada masa penjajahan Jepang di Indonesia dari tahun 1942 hingga 1945. Kebanyakan romusha adalah petani, dan sejak Oktober 1943 pihak Jepang mewajibkan para petani menjadi romusha.[1] Mereka dikirim untuk bekerja di berbagai tempat di Indonesia serta Asia Tenggara. Jumlah orang-orang yang menjadi romusha tidak diketahui pasti - perkiraan yang ada bervariasi dari 4 hingga 10 juta.[2]", "question_text": "kapankah Romusha terjadi di indonesia?", "answers": [{"text": "pada masa penjajahan Jepang di Indonesia dari tahun 1942 hingga 1945", "start_byte": 124, "limit_byte": 192}]} {"id": "1871254148748469849-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "Siapa yang menciptakan komputer pertama kali?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-2568642833661853643-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pasukan Rakyat Kalimantan Utara", "passage_text": "Pasukan Rakyat Kalimantan Utara atau Paraku merupakan sayap bersenjata di bawah naungan NKCP (North Kalimantan Communist Party), sebuah partai politik komunis yang berlokasi di Sarawak, Malaysia. NKCP dibentuk tanggal 19 September 1971 di bawah pimpinan Wen Min Chyuan dari sebuah organisasi bernama Organisasi Komunis Sarawak. Ia pernah menjadi anggota partai Sarawak United People's Party pada tahun 1960-1964. Keanggotaan NKCP didominasi oleh etnis China.", "question_text": "Apa kepanjagan dari NKCP?", "answers": [{"text": "North Kalimantan Communist Party", "start_byte": 94, "limit_byte": 126}]} {"id": "1948498374568724359-0", "language": "indonesian", "document_title": "Acta Sanctorum", "passage_text": "Acta Sanctorum adalah sebuah buku resmi penerbitan Tahta Suci gereja Katolik Roma mengenai riwayat hidup orang beriman berdasarkan sejarah gereja yang mendapat gelar \"kudus\" dari gereja.[1] Penentuan riwayat hidup orang beriman dilihat berdasarkan kesaksian hidup individu yang sesuai dengan tuntutan iman menurut agama Katolik.[1] Buku ini dibuat oleh Herbert Rosweyde dan kemudian digantikan oleh Johanes Bolland. Salah satu kelompok yang menerbitkan buku ini adalah Kelompok Yesuit di Belgia.[1]", "question_text": "Apa itu Acta Sanctorum?", "answers": [{"text": "buku resmi penerbitan Tahta Suci gereja Katolik Roma mengenai riwayat hidup orang beriman berdasarkan sejarah gereja yang mendapat gelar \"kudus\" dari gereja", "start_byte": 29, "limit_byte": 185}]} {"id": "-9003976842851889017-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Dunia I", "passage_text": "Perang Dunia I (PDI) adalah sebuah perang global terpusat di Eropa yang dimulai pada tanggal 28 Juli 1914 sampai 11 November 1918. Perang ini sering disebut Perang Dunia atau Perang Besar sejak terjadi sampai dimulainya Perang Dunia II pada tahun 1939, dan Perang Dunia Pertama atau Perang Dunia I setelah itu. Perang ini melibatkan semua kekuatan besar dunia,[5] yang terbagi menjadi dua aliansi bertentangan, yaitu Sekutu (berdasarkan Entente Tiga yang terdiri dari Britania Raya, Perancis, dan Rusia) dan Blok Sentral (terpusat pada Aliansi Tiga yang terdiri dari Jerman, Austria-Hongaria, dan Italia; namun saat Austria-Hongaria melakukan serangan sementara persekutuan ini bersifat defensif, Italia tidak ikut berperang).[6] Kedua aliansi ini melakukan reorganisasi (Italia berada di pihak Sekutu) dan memperluas diri saat banyak negara ikut serta dalam perang. Lebih dari 70juta tentara militer, termasuk 60 juta orang Eropa, dimobilisasi dalam salah satu perang terbesar dalam sejarah.[7][8] Lebih dari 9juta prajurit gugur, terutama akibat kemajuan teknologi yang meningkatkan tingkat mematikannya suatu senjata tanpa mempertimbangkan perbaikan perlindungan atau mobilitas. Perang Dunia I adalah konflik paling mematikan keenam dalam sejarah dunia, sehingga membuka jalan untuk berbagai perubahan politik seperti revolusi di beberapa negara yang terlibat.[9]", "question_text": "Kapan Perang Dunia I terjadi?", "answers": [{"text": "28 Juli 1914 sampai 11 November 1918", "start_byte": 93, "limit_byte": 129}]} {"id": "-1473117282421953607-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar bahasa di Indonesia", "passage_text": "Meskipun dipahami dan dituturkan oleh lebih dari 90% warga Indonesia, Bahasa Indonesia bukanlah bahasa ibu bagi kebanyakan penuturnya. Sebagian besar warga Indonesia menggunakan salah satu dari748 bahasa yang ada di Indonesia di bawah ini sebagai bahasa ibu.[1] Penutur Bahasa Indonesia kerap kali menggunakan versi sehari-hari (kolokial) dan/atau mencampuradukkan dengan dialek Melayu lainnya atau bahasa Indonesia", "question_text": "Ada berapa bahasa daerah di Indonesia?", "answers": [{"text": "748", "start_byte": 193, "limit_byte": 196}]} {"id": "-3308541413732303682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ghana", "passage_text": "Republik Ghana adalah sebuah negara di Afrika Barat yang berbatasan dengan Pantai Gading di sebelah barat, Burkina Faso di utara, Togo di timur, dan Teluk Nugini di selatan. Luas wilayahnya hampir dua kali luas pulau Jawa. Ghana merupakan salah satu negara penghasil cokelat terbesar di dunia di samping penghasil alumunium terbesar di Afrika. Dahulu bernama Pesisir Emas, nama \"Ghana\" berasal dari Kekaisaran Ghana (walaupun wilayahnya tidak seluas Ghana saat ini).", "question_text": "berapakah luas Ghana?", "answers": [{"text": "dua kali luas pulau Jawa", "start_byte": 197, "limit_byte": 221}]} {"id": "5839336738463184467-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sjam Kamaruzaman", "passage_text": "Menurut kesaksian di ruang sidangnya di pengadilan karena terlibat dalam Gerakan 30 September, Sjam lahir di Tuban, Jawa Timur pada tahun 1924. Dia adalah keturunan dari pedagang Arab yang menetap di pantai utara Jawa. Dia mengenyam pendidikan di sekolah dasar, sekolah menengah dan kemudian sekolah agronomi di Surabaya. Sekolah agronomi ditutup ketika Jepang menyerbu Hindia Belanda pada tahun 1942. Sjam meninggalkan studinya sebelum lulus dan pergi ke Yogyakarta, disana ia masuk di sekolah bisnis. Dia adalah anggota dari kelompok Pathuk, pemuda yang melawan Jepang di sekitar distrik Pathuk Yogyakarta. Dia berpartisipasi dalam serangan terhadap kantor pemerintah Jepang utama yang berada di Yogyakarta pada September 1945 ketika kelompoknya menurunkan bendera Jepang dan menaikkan bendera Indonesia merah putih.[1]", "question_text": "Kapan Kamaruzaman Sjam lahir?", "answers": [{"text": "1924", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "314916914438857032-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Hongaria", "passage_text": "Kerajaan Hongaria merupakan sebuah Monarki di Eropa Tengah yang berdiri dari Abad Pertengahan sampai abad keduapuluh (1000–1946 terkecuali 1918–1920). Kepangeranan Hongaria berubah menjadi kerajaan Kristen setelah penobatan raja pertama István I di Esztergom pada tahun 1000;[7] keluarganya (Wangsa Árpád) kemudian memimpin monarki selama 300tahun. Pada abad ke-12, kerajaan ini menjadi kekuatan menengah Eropa di Dunia Barat.[7]", "question_text": "Kapan Kerajaan Hongaria didirikan?", "answers": [{"text": "1000", "start_byte": 118, "limit_byte": 122}]} {"id": "-4387648949991300495-6", "language": "indonesian", "document_title": "Super Junior", "passage_text": "Grup tersebut debut secara resmi di program musik Inkigayo' SBS' pada November 2005, menampilkan singel pertama mereka\"Twins (Knock Out)\". Sebuah digital singel yang terdiri dari \"Twins (Knock Out)\", \"You Are the One\", tiga lagu tambahan dirilis secara online pada 8 November, diikuti perilisan album debut mereka, Twins pada 6 Desember 2005. Album tersebut terjual 28.536 kopi di bulan pertama dirilis dan berada di posisi ketiga monthly chart bulan Desember 2005.[14][c]", "question_text": "apakah nama single pertama Super Junior?", "answers": [{"text": "Twins (Knock Out)", "start_byte": 119, "limit_byte": 136}]} {"id": "-4308898056842839125-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rasisme", "passage_text": "Rasisme adalah suatu sistem kepercayaan atau doktrin yang menyatakan bahwa perbedaan biologis yang melekat pada ras manusia menentukan pencapaian budaya atau individu – bahwa suatu ras tertentu lebih superior dan memiliki hak untuk mengatur ras yang lainnya [1].", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Rasisme Ideologi ?", "answers": [{"text": "sistem kepercayaan atau doktrin yang menyatakan bahwa perbedaan biologis yang melekat pada ras manusia menentukan pencapaian budaya atau individu – bahwa suatu ras tertentu lebih superior dan memiliki hak untuk mengatur ras yang lainnya", "start_byte": 21, "limit_byte": 259}]} {"id": "-1983437009812556403-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gynaikeion", "passage_text": "\nDi Yunani Kuno, gynaeceum (Greek: γυναικεῖον gynaikeion, dari Yunani Kuno γυναικεία gynaikeia \"bagian dari rumah yang diperuntukkan bagi perempuan\"; secara harfiah berarti \"dari atau milik wanita, feminin\")[1] atau gynaeconitis (γυναικωνῖτις gynaikōnitis \"apartemen di rumah perempuan\")[2] merupakan sebuah bangunan atau bagian dari sebuah rumah yang diperuntukkan bagi wanita, umumnya apartemen terdalam. Dengan kata lain, tempat perempuan, mirip dengan zenana India dan Muslim. Gynaeceum adalah kebalikan dari andron, atau laki-laki.", "question_text": "Apa fungsi bangunan gynaeceum?", "answers": [{"text": "diperuntukkan bagi wanita", "start_byte": 386, "limit_byte": 411}]} {"id": "3204768670474574383-27", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "PT Broadband Multimedia Tbk adalah operator pertama untuk TV kabel di Indonesia di bawah nama merek \"Kabelvision\" pada 16 Januari 1994. Pada tahun 2006, perusahaan ini meluncurkan Digital 1 bersama dengan teknologi berubah dari analog ke digital. Perusahaan kemudian mengubah nama perusahaan menjadi PT First Media Tbk pada tanggal 8 September 2007 dan juga meluncurkan merek baru, nama First Media. Kabel sekarang ini hanya tersedia di daerah Jabodetabek, Surabaya, Malang dan Bandung. TV kabel di Indonesia menggunakan format DVB-C.", "question_text": "Kapankah PT First Media Tbk berdiri ?", "answers": [{"text": "8 September 2007", "start_byte": 332, "limit_byte": 348}]} {"id": "8293311192992646369-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kasta", "passage_text": "Kasta Brahmana, orang yang mengabdikan dirinya dalam urusan bidang spiritual seperti sulinggih, pandita dan rohaniawan. Selain itu disandang oleh para pribumi.\nKasta Ksatria, para kepala dan anggota lembaga pemerintahan. Seseorang yang menyandang gelar ini tidak memiliki harta pribadi semua harta milik negara.\nKasta Waisya, orang yang telah memiliki pekerjaan dan harta benda sendiri petani, nelayan, pedagang, dan lain-lain.\nKasta Sudra, pelayan bagi ketiga kasta di atasnya.[2]", "question_text": "Apa kasta tertinggi dalam agama Hindu ?", "answers": [{"text": "Brahmana", "start_byte": 6, "limit_byte": 14}]} {"id": "-256724881888853320-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara", "passage_text": "\n\n\njmpl|201x201px|ASEAN\nPerhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara)[1][2] atau lebih populer dengan sebutan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geo-politik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di Bangkok, 8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Bangkok oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya, memajukan perdamaian dan stabilitas di tingkat regionalnya, serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan di antara anggotanya dengan damai.", "question_text": "Dimana ASEAN didirikan?", "answers": [{"text": "Bangkok", "start_byte": 276, "limit_byte": 283}]} {"id": "-2067275963849246616-4", "language": "indonesian", "document_title": "Seminari Garum", "passage_text": "Dari kutipan reportase Romo Karl Prent CM di atas, Seminari Garum ternyata sudah dimulai (di tempat lain: di sebuah \"kamar pastoran yang kotor\") sebelas tahun yang silam (dari tahun 1959). Berarti, Seminari Garum memiliki awal pendirian tahun 1948. Dan, diketahui bahwa ketika Seminari Garum pertama kali digunakan tahun 1959, di situ terdapat pula pelajaran filsafat untuk 16 frater. Maksudnya, Seminari Garum pada awalnya juga sekaligus merupakan Seminari Tinggi (bagi para calon CM ketika itu), disamping pendidikan seminari menengah. Seminari Garum didirikan oleh para perintis Gereja Keuskupan Surabaya, para Romo CM, sebagai salah satu \"puncak\" karya misi bagi Keuskupan Surabaya.[3]", "question_text": "Kapan Seminari Garum didirikan?", "answers": [{"text": "1948", "start_byte": 243, "limit_byte": 247}]} {"id": "-8906538604795823674-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gorontalo", "passage_text": "Ibukota Provinsi Gorontalo adalah Kota Gorontalo (sering disebut juga Kota Hulontalo) yang terkenal pula dengan julukan \"Kota Serambi Madinah\".", "question_text": "Apa nama ibukota provinsi Gorontalo?", "answers": [{"text": "Kota Gorontalo", "start_byte": 34, "limit_byte": 48}]} {"id": "-5041274387149716948-0", "language": "indonesian", "document_title": "Persekutuan Advent Hari Ketujuh Davidian", "passage_text": "Persekutuan Advent Hari Ketujuh Davidian dimulai oleh Victor T. Houteff. Dari awal terbentuknya pada tahun 1930-an, persekutuan ini mewarisi pandangan apokaliptisisme, yang membuat mereka percaya bahwa mereka hidup di suatu zaman di mana nubuat-nubuat Kristen tentang penghakiman ilahi yang terakhir akan segera terjadi. Mereka menjadi sangat terkenal karena pengepungan pada 1993 atas Mount Carmel Center (Pusat Gunung Karmel) dekat Waco, Texas, oleh agen-agen BATF (Biro Alkohol, Tembakau, dan Senjata) dan FBI.", "question_text": "Kapan Persekutuan Advent dibentuk?", "answers": [{"text": "1930", "start_byte": 107, "limit_byte": 111}]} {"id": "5718748093195247428-78", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Buddha", "passage_text": "Terdapat empat hari raya utama dalam agama Buddha. Namun satu-satunya yang dikenal luas masyarakat adalah Hari Raya Trisuci Waisak, sekaligus satu-satunya hari raya umat Buddha yang dijadikan hari libur nasional Indonesia setiap tahunnya.", "question_text": "apakah hari raya utama agama budha?", "answers": [{"text": "Trisuci Waisak", "start_byte": 116, "limit_byte": 130}]} {"id": "-1106259499152331680-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Fuji", "passage_text": "Gunung Fuji(富士山,Fuji-san, IPA: [ɸɯʥisaɴ]) adalah gunung tertinggi di Jepang, terletak di perbatasan Prefektur Shizuoka dan Yamanashi, di sebelah barat Tokyo. Gunung Fuji terletak dekat pesisir Pasifik di pusat Honshu. Fuji dikelilingi oleh tiga kota yaitu Gotemba (timur), Fuji-Yoshida (utara) dan Fujinomiya (barat daya). Gunung setinggi 3.776 m[1] ini dikelilingi juga oleh lima danau yaitu Kawaguchi, Yamanaka, Sai, Motosu dan Shoji.", "question_text": "Apa nama gunung tertinggi di Jepang ?", "answers": [{"text": "Gunung Fuji", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "1189798280013031674-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan manga?", "answers": [{"text": "komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19", "start_byte": 107, "limit_byte": 276}]} {"id": "2950014665327654403-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penemuan benua Amerika", "passage_text": "Istilah \"Penemuan benua Amerika\" umumnya merujuk pada pelayaran Christopher Columbus dalam Zaman Penjelajahan bangsa Eropa, namun juga dapat merujuk pada pelayaran:", "question_text": "Siapa yang menemukan benua Amerika ?", "answers": [{"text": "Christopher Columbus", "start_byte": 64, "limit_byte": 84}]} {"id": "-2576310728550200641-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masyarakat Jaringan", "passage_text": "Istilah masyarakat jaringan, nettsamfunn, diciptakan oleh seseorang berkebangsaan Norwegia bernama Stein Braten dalam bukunya yang berjudul Modeller av menneske og samfunn (1981). Kemudian istilah itu digunakan dalam bahasa belanda, ditulis oleh Jan van Dijk dalam bukunya yang berjudul De Netwerkmaatschappij (1991) (The Network Society) dan oleh Manuel Castells dalam The Rise of The Network Society (1996), bagian pertama dari trilogi yang ia tulis, berjudul The Information Age. Pada tahun 1978 James Martin menggunakan istilah terkait, yaitu 'The Wired Society' yang mengindikasikan bahwa masyarakat dihubungkan oleh jaringan telekomunikasi.[1] Barry Wellman dan tim Roxanne Hiltz dan Murray Turoff juga telah berkontribusi dalam konsep masyarakat jaringan.\n", "question_text": "siapakah yang menciptakan istilah Masyarakat Jaringan?", "answers": [{"text": "Stein Braten", "start_byte": 99, "limit_byte": 111}]} {"id": "-4631193255222061524-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ed Sheeran", "passage_text": "Edward Christopher Sheeran, MBE (/ˈʃɪərən/; lahir 17 Februari 1991) adalah seorang penyanyi, penulis lagu, gitaris, produser rekaman, dan aktor berkebangsaan Inggris. Sheeran lahir di Halifax, West Yorkshire, dan dibesarkan di Framlingham, Suffolk. Dia memasuki Academy of Contemporary Music di Guildford sebagai seorang sarjana pada usia 18 tahun di 2009. Diawal tahun 2011, Sheeran secara independen merilis sebuah extended play berjudul No. 5 Collaborations Project.", "question_text": "Dimana Edward lahir?", "answers": [{"text": "Halifax, West Yorkshire", "start_byte": 189, "limit_byte": 212}]} {"id": "7921793901577845350-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yerusalem", "passage_text": "Yerusalem (/dʒəˈruːsələm/; Hebrew: יְרוּשָׁלַיִם Yerushaláyim pronounced[jeruˈʃalajim](listen); Arabic: القُدس‎ al-Quds pronounced[ˈaːɫ ˈquːdsˤ](listen))[i] merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di sebuah dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati. Kota ini dianggap suci dalam tiga agama Abrahamik utama—Yudaisme, Kekristenan, dan Islam.", "question_text": "dimanakah Yerusalem terletak?", "answers": [{"text": "dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati", "start_byte": 255, "limit_byte": 322}]} {"id": "-1026002398065095528-0", "language": "indonesian", "document_title": "Produksi", "passage_text": "Produksi merupakan suatu kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan. Kegiatan menambah daya guna suatu benda tanpa mengubah bentuknya dinamakan produksi jasa. Sedangkan kegiatan menambah daya guna suatu benda dengan mengubah sifat dan bentuknya dinamakan produksi barang.", "question_text": "Apa maksud produksi dalam Ekonomi?", "answers": [{"text": "kegiatan yang dikerjakan untuk menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan", "start_byte": 25, "limit_byte": 166}]} {"id": "1289595519170203771-2", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah Wangsakerta", "passage_text": "Dalam pengantar setiap naskah Wangsakerta selalu diinformasikan mengenai proses dibuatnya naskah-naskah tersebut. Panitia--yang dipimpin oleh Pangéran--Wangsakerta ini dimaksudkan untuk memenuhi permintaan/amanat ayahnya, Panembahan Girilaya, agar Pangeran Wangsakerta menyusun naskah kisah kerajaan-kerajaan di Nusantara. Panitia didirikan untuk mengadakan suatu gotrasawala (simposium/seminar) antara para ahli (sajarah) dari seluruh Nusantara, yang hasilnya disusun dan ditulis menjadi naskah-naskah yang sekarang dikenal sebagai Naskah Wangsakerta. Gotrasawala ini berlangsung pada tahun 1599 Saka (1677 M), sedangkan penyusunan naskah-naskahnya menghabiskan waktu hingga 21 tahun (selesai 1620 Saka, 1698 M).", "question_text": "Kapan Naskah Wangsakerta ditulis?", "answers": [{"text": "1599 Saka", "start_byte": 593, "limit_byte": 602}]} {"id": "3710054081186574310-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sage", "passage_text": "Sage adalah perangkat lunak bebas GNU yang dipakai untuk penyelesaian berbagai masalah matematika seperti analisis numerik, aljabar, kombinatorik dan kalkulus. Perangkat lunak ini dirancang agar dapat setara dengan kemampuan perangkat lunak MATLAB, Maple, Magma, dan Mathematica.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan SAGE?", "answers": [{"text": "perangkat lunak bebas GNU yang dipakai untuk penyelesaian berbagai masalah matematika seperti analisis numerik, aljabar, kombinatorik dan kalkulus", "start_byte": 12, "limit_byte": 158}]} {"id": "6264977541322520554-1", "language": "indonesian", "document_title": "Penipisan ozon", "passage_text": "Penyebab utama penipisan ozon dan lubang ozon adalah berasal dari bahan-bahan kimia industri, terutama zat pendingin, pelarut, propelan, dan agen peniup-busa halokarbon (klorofluorokarbon (CFC), HCFC, halon), yang dirujuk sebagai zat penipis ozon (ozone-depleting substances; ODS). Senyawa ini dibawa oleh angin ke stratosfer setelah diemisikan dari permukaan.[2] Setelah zat ini berada di stratosfer, mereka melepaskan atom halogen melalui fotodisosiasi, yang mengkatalisis pemecahan ozon (O3) menjadi oksigen (O2).[3] Kedua jenis penipisan ozon ini diamati terjadi peningkatan ketika emisi halokarbon meningkat.", "question_text": "Apa penyebab tipisnya lapisan ozon?", "answers": [{"text": "bahan-bahan kimia industri, terutama zat pendingin, pelarut, propelan, dan agen peniup-busa halokarbon", "start_byte": 66, "limit_byte": 168}]} {"id": "-5949852436954334793-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ed Sheeran", "passage_text": "Edward Christopher Sheeran, MBE (/ˈʃɪərən/; lahir 17 Februari 1991) adalah seorang penyanyi, penulis lagu, gitaris, produser rekaman, dan aktor berkebangsaan Inggris. Sheeran lahir di Halifax, West Yorkshire, dan dibesarkan di Framlingham, Suffolk. Dia memasuki Academy of Contemporary Music di Guildford sebagai seorang sarjana pada usia 18 tahun di 2009. Diawal tahun 2011, Sheeran secara independen merilis sebuah extended play berjudul No. 5 Collaborations Project.", "question_text": "Kapan Edward lahir?", "answers": [{"text": "17 Februari 1991", "start_byte": 55, "limit_byte": 71}]} {"id": "6785283563875272196-1", "language": "indonesian", "document_title": "PSM Makassar", "passage_text": "Persatuan Sepak bola Makassar atau lebih populer dengan sebutan PSM Makassar, adalah sebuah tim sepak bola Indonesia yang berbasis di Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Tim berjuluk Juku Eja yang juga biasa dijuluki Ayam Jantan dari Timur, merupakan salah satu tim terkuat di pentas sepak bola nasional. Kisah terbentuknya PSM Makassar dimulai pada 2 November 1915 yang dinyatakan sebagai berdirinya sebuah perkumpulan sepak bola bernama Makassar Voetbal Bond (MVB) yang di kemudian tercatat sebagai embrio PSM. Dalam perjalanannya, MVB menampilkan putra-putra pribumi di jajaran elite persepak bolaan Hindia Belanda, seperti Sagi dan Sangkala sebagai pemain andal dan cukup disegani. Pada masa itu, sekitar 1926-1940, MVB sudah melakukan pertandingan dengan beberapa kesebelasan dari dalam maupun luar negeri. Di antaranya dari Jawa, seperti Quick, Excelcior, HBS, sejumlah klub dari Sumatera, Kalimantan, dan Bali. Sedang dari luar negeri kesebelasan dari Hongkong dan Australia. Pendek kata, MVB langsung melejit sebagai klub ternama. Sayang pada usianya yang ke-25, kegiatan MVB mulai surut seiring dengan kedatangan pasukan Jepang di Makassar. Itu karena orang-orang Belanda yang tergabung dalam MVB ditangkap, sedangkan pemain-pemain pribumi dijadikan Romusa. Sebagiannya lagi dikirim ke Myanmar. MVB praktis lumpuh total, sebagaimana klub-klub sepak bola di Indonesia kala itu. Apalagi Jepang menerapkan aturan segala yang berbau Belanda harus dimusnahkan. Tak terkecuali itu adalah klub sepak bola. Sebaliknya, untuk mencari dukungan penduduk setempat, Jepang membiarkan masyarakat menggunakan nama-nama Indonesia. MVB pun berubah menjadi Persatuan Sepak bola Makassar (PSM Makassar). Pada dekade 1950, PSM mulai melakukan ekspansi ke Pulau Jawa untuk menjalin hubungan dengan PSSI. Bintang-bintang PSM pun bermunculan. Salah satunya yang paling fenomenal tentunya adalah Ramang. Bahkan kehebatan Ramang yang menjadi ikon PSM dan tercatat dalam sejarah sepak bola nasional sebagai legenda itu tetap dikenang hingga saat ini. Mungkin itu pula yang membuat tim ini terkadang dijuluki Pasukan Ramang. PSM pertama kali menjadi juara perserikatan pada 1957 dengan mengalahkan PSMS Medan di partai final yang digelar di Medan. Sejak saat itu PSM menjadi kekuatan baru di jagad sepak bola Indonesia. Lima kali gelar juara perserikatan mereka raih serta beberapa kali runner-up di era sepak bola profesional, tim ini pernah mencatat prestasi mengesankan dengan menjadi The Dream Team ketika mengumpulkan sejumlah pilar tim nasional seperti Hendro Kartiko, Bima Sakti, Aji Santoso, Miro Baldo Bento, Kurniawan Dwi Julianto, yang dikombinasikan dengan pemain asli Makassar seperti Ronny Ririn, Syamsudin Batola, Yusrifar Djafar, dan Rachman Usman, ditambah Carlos de Mello, dan Yosep Lewono. Hebatnya, PSM kala itu hanya dua kali menelan kekalahan dari 31 pertandingan yang mereka mainkan.", "question_text": "kapankah PSM Makassar dibentuk?", "answers": [{"text": "2 November 1915", "start_byte": 347, "limit_byte": 362}]} {"id": "-6691094960634472571-1", "language": "indonesian", "document_title": "Estonia", "passage_text": "Estonia berbentuk republik dengan corak demokrasi parlementer dan dibagi ke dalam 15 county (setara kabupaten). Kota terbesar sekaligus pusat pemerintahan Estonia adalah Tallinn. Dengan populasi sejumlah 1,34juta jiwa, Estonia menjadi salah satu negara berpenduduk tersedikit di Uni Eropa, Zona Euro, dan NATO. Kini, Estonia memiliki produk domestik bruto per kapita yang tinggi di antara bekas republik-republik Soviet.[2] Estonia terdaftar sebagai Ekonomi Berpendapatan Tinggi (High-Income Economy) oleh Bank Dunia, sebagai Ekonomi Maju (Advanced Economy) oleh Dana Moneter Internasional dan anggota OECD berpendapatan tinggi. Perserikatan Bangsa-Bangsa menyatakan Estonia sebagai negara maju dengan Indeks Pembangunan Manusia yang \"Sangat Tinggi\".[3] Negara ini juga berperingkat tinggi dalam hal kebebasan pers, ekonomi, demokrasi dan politik, dan pendidikan.", "question_text": "apakah nama ibukota Estonia?", "answers": [{"text": "Tallinn", "start_byte": 170, "limit_byte": 177}]} {"id": "-7888413151357124822-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rencana bergabungnya Makedonia dengan Uni Eropa", "passage_text": "Bergabungnya Makedonia ke Uni Eropa (UE) telah menjadi agenda untuk perluasan wilayah UE. Makedonia telah menjadi kandidat untuk masuk bergabung ke Uni Eropa sejak tahun 2005. Aplikasi ini diajukan tahun 2004 setelah Makedonia merdeka dari Yugoslavia. Sejak Juni 2014, Makedonia adalah salah-satu negara kandidat bersama dengan Albania, Islandia, Montenegro, Serbia, Turki dan Kroasia.", "question_text": "Kapan Makedonia bergabung ke dalam wilayah UE ?", "answers": [{"text": "2005", "start_byte": 170, "limit_byte": 174}]} {"id": "-1953461433973887624-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Gojong dari Han Raya", "passage_text": "Yi Seon (Wanhwa-gun atau Wan-chinwang), anak pertama dari Selir Yi Yeongbodang, (16 April 1868 - 12 Januari 1880)\nYi Cheok (Hwangtaeja), anak keempat dari istri pertamanya, Ratu Myeongseong atau Ratu Min. Ratu Min adalah putri dari Min Tae-ho, bangsawan wangsa Min dari Yeoheung yang bergelar Maharani Sunmyeong, namun dia meninggal sebelum Gojong naik takhta. Cheok menikahi Permaisuri Yun, seorang anak perempuan dari Yun Taek-Yeong, yang kemudian dikenal sebagai Maharani Sunjeong.\nYi Gang (Uihwa-gun atau Ui-chinwang), anak kelima dari Selir Jang, (30 Maret 1877-Agustus 1955); Yi Gang menikah dengan Kim Su-deok (Putri Deogin). Kim Su-deok adalah seorang anak perempuan bangsawan Kim Sa-Jun.\nYi Eun ( Yeong-chinwang ), anak ketujuh dari istri kedua, Putri Eom Sunheon, (20 Oktober 1897 - 1 Mei 1970). Ia menikah dengan Putri Masako Nashimotonomiya, anak perempuan Pangeran Morimasa Nashimotonomiya dari Kekaisaran Jepang.\nYi Yuk , putra kedelapan anak dari Selir Gwanghwa-dang (1906-1908)\nYi U , Yi U, putra kesembilan dari Selir Jeong Bohyeon-dang); ia meninggal saat bayi.\nPutri Deokhye (Deokhye Ongju), anak keempat dari Selir Yang Bongnyeong-dang (25 Mei 1912 - 11 April 1989); ia menikah dengan Takeyuki Sō, bangsawan dari Tsushima.", "question_text": "Siapa istri kedua Kaisar Gojong?", "answers": [{"text": "Putri Eom Sunheon", "start_byte": 755, "limit_byte": 772}]} {"id": "-6641867549265082245-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "Alkitab (English: Bible) adalah sebutan untuk sekumpulan naskah yang dipandang suci dalam Yudaisme dan Kekristenan. Kata \"Alkitab\" yang digunakan dalam bahasa Indonesia berasal dari bahasa Arab, dan juga digunakan umat Muslim untuk menyebut Al-Qur'an.[1] Alkitab merupakan sekumpulan kitab suci yang ditulis pada waktu yang berlainan, oleh para penulis yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda. Umat Yahudi dan Kristiani (Kristen) memandang kitab-kitab dalam Alkitab sebagai hasil dari pengilhaman ilahi, dan sebagai catatan otoritatif mengenai hubungan antara Allah dengan manusia.", "question_text": "apakah nama kitab suci Kristen?", "answers": [{"text": "Alkitab", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "7685401457425916389-1", "language": "indonesian", "document_title": "God Defend New Zealand", "passage_text": "Pada awalnya, lagu ini adalah sebuah puisi yang ditulis oleh Thomas Bracken sekitar tahun 1876, kemudian puisi tersebut digubah menjadi lagu dalam suatu perlombaan yang dimenangkan oleh John Joseph Woods. Pada tahun 1940, Perdana Menteri Selandia Baru, Peter Fraser, mengadopsi lagu \"God Defend New Zealand\" sebagai Himne Nasional,[3] dan Menteri Dalam Negeri Selandia Baru, David Allan Highet, menyatakan bahwa lagu ini diadopsi menjadi lagu kebangsaan pada tanggal 21 November 1977.[3] Sejak akhir 1990-an, lagu kebangsaan dibawakan dari bait pertama dari kedua bahasa, yang pertama dalam bahasa Māori dan yang kedua dalam bahasa Inggris.", "question_text": "Siapa yang menciptakan lagu God Defend New Zealand?", "answers": [{"text": "John Joseph Woods", "start_byte": 186, "limit_byte": 203}]} {"id": "4276441974515014913-0", "language": "indonesian", "document_title": "Manor Motorsport", "passage_text": "Manor Motorsport Ltd, saat ini diperdagangkan sebagai Manor Endurance Racing Ltd, adalah tim balap mobil ketahanan asal Inggris yang dibentuk pada tahun 1990 oleh mantan juara balapan tunggal, John Booth.[1] Manor telah berpartisipasi sebagai sebuah tim di berbagai disiplin ilmu motorsport berbeda sejak awal, termasuk Formula Satu.", "question_text": "Kapan Manor Motorsport Ltd dibentuk ?", "answers": [{"text": "1990", "start_byte": 153, "limit_byte": 157}]} {"id": "-4133453929393228319-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Al-Kahf", "passage_text": "Surah Al-Kahf (bahasa Arab:الكهف, al-Kahf, \"Gua\") disebut juga Ashabul Kahf adalah surah ke-18 dalam Al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 110 ayat, termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Dinamai Al-Kahf dan Ashabul Kahf yang artinya Penghuni-Penghuni Gua. Kedua nama ini diambil dari cerita yang terdapat dalam surah ini pada ayat 9 sampai dengan 26, tentang beberapa orang pemuda (The Seven Sleepers) yang tidur dalam gua bertahun-tahun lamanya. Selain cerita tersebut, terdapat pula beberapa cerita dalam surat ini, yang kesemuanya mengandung pelajaran-pelajaran yang berguna untuk kehidupan manusia. Terdapat beberapa hadits Rasulullah SAW yang menyatakan keutamaan membaca surah ini.", "question_text": "apakah arti dari Al-Kahf ?", "answers": [{"text": "Gua", "start_byte": 49, "limit_byte": 52}]} {"id": "52540702169487266-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Kaisar Romawi Timur", "passage_text": "Daftar ini dimulai dengan Konstantinus I, Kaisar Romawi pertama yang menganut Kristiani, yang mendirikan Konstantinopel, dan yang juga dianggap oleh Kaisar-kaisar Bizantium selanjutnya sebagai tokoh pemimpin. Diokletianus yang merupakan pendahulunya terkadang dianggap Kaisar \"Bizantium\" pertama di dalam akal politik, karena ia menggantikan jebakan-jebakan republika di kantor dengan otokrasi yang mudah, menandai transisi dari Kepangeranan menjadi Dominan yang absolutis, bentuk yang biasanya lebih oriental dan monarki Helenistik yang mencirikan Kekaisaran. Akan tetapi hanya di bawah kekuasaan Konstantinuslah karakteristik utama dari negara Bizantium muncul: sebuah pemerintahan Romawi berpusat di Konstantinopel dan budaya didominasi oleh Timur Yunani, dengan agama Kristen sebagai agama negara.", "question_text": "Siapakah Kaisar Romawi Timur pertama ?", "answers": [{"text": "Konstantinus I", "start_byte": 26, "limit_byte": 40}]} {"id": "5551610553772414375-6", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Komunis Indonesia", "passage_text": "Pada Kongres ISDV di Semarang (Mei 1920), nama organisasi ini diubah menjadi Perserikatan Komunis di Hindia (PKH). Semaun adalah ketua partai dan Darsono menjabat sebagai wakil ketua. Sekretaris, bendahara, dan tiga dari lima anggota komite adalah orang Belanda.[5] PKH adalah partai komunis Asia pertama yang menjadi bagian dari Komunis Internasional. Henk Sneevliet mewakili partai pada kongres kedua Komunis Internasional 1921.", "question_text": "Kapan PKI di Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "Mei 1920", "start_byte": 31, "limit_byte": 39}]} {"id": "4676054591104679470-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biokimia", "passage_text": "\nBiokimia adalah kimia makhluk hidup. Biokimiawan mempelajari molekul dan reaksi kimia terkatalisis oleh enzim yang berlangsung dalam semua organisme. Lihat artikel biologi molekular untuk diagram dan deskripsi hubungan antara biokimia, biologi molekular, dan genetika.", "question_text": "Apa maksud dengan biokimia ?", "answers": [{"text": "kimia makhluk hidup", "start_byte": 17, "limit_byte": 36}]} {"id": "799752475363833530-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "Berapa luas danau toba ?", "answers": [{"text": "100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres", "start_byte": 120, "limit_byte": 199}]} {"id": "-7737419034048655158-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Khusus Ibukota Jakarta", "passage_text": "Jakarta memiliki luas sekitar 661,52km² (lautan: 6.977,5km²), dengan penduduk berjumlah 10.374.235 jiwa (2017).[3] Wilayah metropolitan Jakarta (Jabodetabek) yang berpenduduk sekitar 28 juta jiwa,[4] merupakan metropolitan terbesar di Asia Tenggara atau urutan kedua di dunia.", "question_text": "Berapa populasi kota Jakarta tahun 2017?", "answers": [{"text": "10.374.235 jiwa", "start_byte": 90, "limit_byte": 105}]} {"id": "2079988067799147220-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Indonesia", "passage_text": "\nAgama di Indonesia memegang peranan penting dalam kehidupan masyarakat. Hal ini dinyatakan dalam ideologi bangsa Indonesia, Pancasila: “Ketuhanan Yang Maha Esa”. Sejumlah agama di Indonesia berpengaruh secara kolektif terhadap politik, ekonomi dan budaya.[1] Menurut hasil sensus tahun 2010, 87,18% dari 237.641.326 penduduk Indonesia adalah pemeluk Islam, 6,96% Protestan, 2,9% Katolik, 1,69% Hindu, 0,72% Buddha, 0,05% Kong Hu Cu, 0,13% agama lainnya, dan 0,38% tidak terjawab atau tidak ditanyakan.[2]", "question_text": "Berapa populasi pemeluk agama islam di Indonesi tahun 2010?", "answers": [{"text": "87,18% dari 237.641.326 penduduk", "start_byte": 297, "limit_byte": 329}]} {"id": "-2898446346515183615-0", "language": "indonesian", "document_title": "Brunei Darussalam", "passage_text": "Brunei Darussalam atau Brunei[1][2][3][4] dengarkan /bruːˈnaɪ/, nama resmi: Negara Brunei Darussalam, (Malay: Negara Brunei Darussalam, Jawi: نڬارا بروني دارالسلام‎), adalah negara berdaulat di Asia Tenggara yang terletak di pantai utara pulau Kalimantan. Negara ini memiliki wilayah seluas 5.765km² yang menempati pulau Borneo dengan garis pantai seluruhnya menyentuh Laut Cina Selatan. Wilayahnya dipisahkan ke dalam dua negara bagian di Malaysia yaitu Sarawak dan Sabah.", "question_text": "berapakah luas Brunei Darussalam?", "answers": [{"text": "5.765km²", "start_byte": 315, "limit_byte": 324}]} {"id": "5788309087776406151-3", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Lahir pada tahun 570 M di Mekkah, Muhammad melewati masa kecil sebagai yatim piatu. Muhammad dibesarkan di bawah asuhan kakeknya Abdul Muthalib kemudian pamannya Abu Thalib. Beranjak remaja, Muhammad bekerja sebagai pedagang. Muhammad kadang-kadang mengasingkan diri ke gua sebuah bukit hingga bermalam-malam untuk merenung dan berdoa. Diriwayatkan dalam usia ke-40, Muhammad didatangi Malaikat Jibril dan menerima wahyu pertama dari Allah.[5] Tiga tahun setelah wahyu pertama, Muhammad mulai berdakwah secara terbuka,[6] menyatakan keesaan Allah dalam bentuk penyerahan diri melalui Islam sebagai agama yang benar dan meninggalkan sesembahan selain Allah. Muhammad menerima wahyu berangsur-angsur hingga kematiannya.[7] Praktik atau amalan Muhammad diriwayatkan dalam hadis, dirujuk oleh umat Islam sebagai sumber hukum Islam bersama Al-Quran.", "question_text": "Pada umur berapa Muhammad SAW diangkat menjadi nabi?", "answers": [{"text": "40", "start_byte": 363, "limit_byte": 365}]} {"id": "-2620997504714950909-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Joseon", "passage_text": "\nKerajaan Joseon (Korean:대조선국;Hanja:大朝鮮國, sesungguhnya \"Negara Joseon yang Agung\"; juga Chosŏn, Choson, Chosun) merupakan sebuah kerajaan yang didirikann oleh Yi Seong-gye yang berlangsung selama kurang lebih lima abad, dari bulan Juli 1392 sampai Oktober 1897. Secara resmi diganti namanya menjadi Kekaisaran Korea Raya pada bulan Oktober 1897.[1] Didirikan setelah peruntuhan dinasti Goryeo yang beribukota di Kaesong. Setelah mendirikan dinasti baru, Yi Seong-gye memindahkan ibukota kerajaannya yang semula di Kaesong, bergeser agak ke selatan di wilayah Hanseong, yang sekarang disebut Seoul. Perbatasan utara kerajaan diperluas ke batas-batas alam di Yalu dan Sungai Tumen melalui penaklukkan dari suku Jurchen. Joseon merupakan dinasti terakhir Korea dan merupakan dinasti Konfusianisme yang berumur terpanjang.", "question_text": "Kapan Kerajaan Joseon berakhir?", "answers": [{"text": "Oktober 1897", "start_byte": 265, "limit_byte": 277}]} {"id": "2325467886601796765-1", "language": "indonesian", "document_title": "Motor bakar pembakaran dalam", "passage_text": "\"Mesin pembakaran dalam\" sendiri biasanya merujuk kepada mesin yang pembakarannya dilakukan secara berselang-seling. Yang termasuk dalam mesin pembakaran dalam adalah mesin empat tak dan mesin dua tak, dan beberapa tipe mesin lainnya, misalnya mesin enam tak dan juga mesin wankel. Selain itu, mesin jet dan beberapa mesin roket termasuk dalam mesin pembakaran dalam.", "question_text": "Di kendaraan apakah dapat ditemukan mesin pembakaran dalam?", "answers": [{"text": "mesin empat tak dan mesin dua tak, dan beberapa tipe mesin lainnya, misalnya mesin enam tak dan juga mesin wankel. Selain itu, mesin jet dan beberapa mesin roket", "start_byte": 167, "limit_byte": 328}]} {"id": "-3910826465345776214-54", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Pada tahun 1998, Rowling menjual hak film dari empat buku pertama Harry Potter kepada Warner Bros. dengan harga £1juta ($1.982.900).[136][137] Rowling meminta agar para pemain dalam film Harry Potter haruslah berasal dari Britania, namun tidak menutup kemungkinan pemeran berkebangsaan lainnya juga terlibat, misalnya aktor Irlandia Richard Harris yang memerankan Dumbledore, dan pemeran Perancis dan Eropa Timur dalam film Harry Potter and the Goblet of Fire, yang memang sesuai dengan asal karakter dalam buku.[138] Sejumlah sutradara dipertimbangkan untuk menggarap Harry Potter, termasuk Steven Spielberg, Terry Gilliam, Jonathan Demme, dan Alan Parker. Pada akhirnya, Chris Columbus ditunjuk pada 28 Maret 2000 untuk menyutradarai Harry Potter and the Philosopher's Stone (berjudul \"Harry Potter and the Sorcerer's Stone\" di Amerika Serikat). Penunjukan Columbus ini didasari oleh karya-karya film keluarganya seperti Home Alone dan Mrs. Doubtfire, serta pengalamannya yang terbukti mampu mengarahkan anak-anak saat bermain film.[139] Setelah proses pemilihan pemeran yang panjang, syuting dimulai pada bulan Oktober 2000 di Leavesden Film Studios London, dan produksi berakhir pada bulan Juli 2001.[140][141] Philosopher's Stone dirilis pada tanggal 14 November 2001. Tiga hari setelah rilis film pertama, produksi untuk Harry Potter and the Chamber of Secrets, yang juga disutradarai oleh Columbus, dimulai. Syuting film kedua selesai pada musim panas 2002, filmnya sendiri dirilis pada 15 November 2002.[142] Daniel Radcliffe, Rupert Grint, dan Emma Watson masing-masingnya memerankan Harry Potter, Ron Weasley dan Hermione Granger di keseluruhan film.", "question_text": "Kapan film Harry Potter pertama dirilis?", "answers": [{"text": "14 November 2001", "start_byte": 1257, "limit_byte": 1273}]} {"id": "5897629822685549591-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jembatan Ampera", "passage_text": "Jembatan Ampera (Amanat penderitaan rakyat) adalah sebuah jembatan di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan, Indonesia. Jembatan Ampera, yang telah menjadi semacam lambang kota, terletak di tengah-tengah kota Palembang, menghubungkan daerah Seberang Ulu dan Seberang Ilir yang dipisahkan oleh Sungai Musi.", "question_text": "Dimanakah letak Jembatan Ampera?", "answers": [{"text": "terletak di tengah-tengah kota Palembang, menghubungkan daerah Seberang Ulu dan Seberang Ilir yang dipisahkan oleh", "start_byte": 194, "limit_byte": 308}]} {"id": "-979430641790981656-11", "language": "indonesian", "document_title": "Gitar", "passage_text": "Gitar listrik (juga \"gitar elektrik\") adalah gitar yang dirancang agar bunyi yang dihasilkan dapat diperkuat secara elektrik dan jika dimainkan tanpa penguatan tersebut akan menghasilkan suara yang relatif lemah. Komponen utama pada gitar elektrik adalah pickup. Pick up Elektromagnetik menangkap dan mengubah getaran senar ke dalam bentuk sinyal, yang kemudian diteruskan ke pengeras suara melelui medium kabel atau gelombang radio. Suara yang dihasilkan seringkali dimanipulasi sedemikian rupa menggunakan peralatan elektronik tambahan maupun distorsi alami dari tabung vakum di dalam pengeras suara. Terdapat dua jenis pickup magnetik, yaitu pickup kumparan tunggal (single coil) dan pickup kumparan ganda (double coil atau humbucker), di mana setiap pickup dapat diatur aktif atau pasif. Pickup pertama yang berhasil digunakan pada gitar dikembangkan oleh George Beauchamp pada 1931, diamana saat itu ia masih menggunakan badan gitar yang berlubang (hollow-body). Setelah Perang Dunia II, barulah gitar elektrik badan-padat (solid-body) dipopulerkan oleh Gibson yang bekerjasama dengan Les Paul, serta oleh Leo Fender yang bekerja secara independen.", "question_text": "kapan gitar elektrik diciptakan pertama kali ?", "answers": [{"text": "1931", "start_byte": 882, "limit_byte": 886}]} {"id": "-4500760638538664249-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Berapa jumlah negara anggota Uni Eropa ?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "4209368174842117463-1", "language": "indonesian", "document_title": "SimSimi", "passage_text": "\tDi Indonesia, SimSimi yang diluncurkan Januari 2011 ini dikembangkan oleh SimSimi Indonesia/PT Aladin [2]. Perkembangan SimSimi di Indonesia memang sedang dikhususkan. Tampilannya memang cukup berbeda dari halaman aslinya dan percakapan yang terjadi di laman Indonesia bisa disebut lebih luwes jika dibandingkan dengan laman yang dikelola oleh ISMaker di Korea Selatan. Pihak pengembang juga akan lebih mengembangkan lagi aplikasi simSimi ini agar bisa digunakan tidak hanya pada smartphone, tetapi pada ponsel yang biasa saja tetap bisa digunakan. Pengembang akan membuat serta mengakomodasi kebutuhan pengguna agar bisa mengobrol dengan Simi melalui SMS.", "question_text": "Siapakah yang mengembangkan aplikasi SimSimi?", "answers": [{"text": "SimSimi Indonesia/PT Aladin", "start_byte": 75, "limit_byte": 102}]} {"id": "5788199617824876620-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "Siapa yang menemukan komputer ?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "4258579957854052365-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kyrus Muda", "passage_text": "Kyrus Muda, putra Darius II dari Persia dan Parysatis, merupakan seorang pangeran Persia dan jenderal. Tanggal kelahirannya tidak diketahui, tetapi ia meninggal pada tahun 401 SM setelah pertempuran gagal untuk menggulingkan saudaranya, Artahsasta II, dari takhta Persia.", "question_text": "Siapa itu Kyrus Muda ?", "answers": [{"text": "putra Darius II dari Persia dan Parysatis", "start_byte": 12, "limit_byte": 53}]} {"id": "8245262658869266657-0", "language": "indonesian", "document_title": "Windows 10", "passage_text": "Windows 10 merupakan sistem operasi komputer pribadi yang dikembangkan oleh Microsoft sebagai bagian dari keluarga sistem operasi Windows NT. Diperkenalkan pada tanggal 30 September 2014,[4] dirilis pada 29 Juli 2015 dan pada November 2015, Threshold 2 dari Windows 10 (v10.0.10586) dirilis ke publik.", "question_text": "kapankah Windows 10 dirilis?", "answers": [{"text": "29 Juli 2015", "start_byte": 204, "limit_byte": 216}]} {"id": "3167649324153511146-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Dragon Ball", "passage_text": "Son Goku adalah tokoh fiksi dalam anime Dragon Ball. Ia adalah karakter utama di anime ini", "question_text": "siapakah karakter utama dalam serial Dragon Ball?", "answers": [{"text": "Son Goku", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "2855887145208187583-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Shang", "passage_text": "\n\nDinasti Shāng (商) (1600—1046 SM) adalah dinasti yang mengantikan Dinasti Xià dalam sejarah Tiongkok. Sekitar tahun 1600 SM, Dinasti Shāng didirikan oleh pemimpin suku Shāng, Tāng (汤/湯) setelah memusnahkan Dinasti Xià. Dinasti Shāng melewati masa pemerintahan sebanyak 17 generasi, 31 raja. Berkuasa selama 500-an tahun, sampai 20 Januari 1046 SM ditaklukkan oleh Zhōu Wǔwáng (周武王).", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Dinasti Shāng?", "answers": [{"text": "Tāng", "start_byte": 184, "limit_byte": 189}]} {"id": "4430821203842829850-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vegetasi", "passage_text": "\n\n\nVegetasi (dari bahasa Inggris: vegetation) dalam ekologi adalah istilah untuk keseluruhan komunitas tetumbuhan di suatu tempat tertentu, mencakup baik perpaduan komunal dari jenis-jenis flora penyusunnya maupun tutupan lahan (ground cover) yang dibentuknya[1]. Vegetasi merupakan bagian hidup yang tersusun dari tetumbuhan yang menempati suatu ekosistem, atau, dalam area yang lebih sempit, relung ekologis. Beraneka tipe hutan, kebun, padang rumput, dan tundra merupakan contoh-contoh vegetasi.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan vegetasi ?", "answers": [{"text": "istilah untuk keseluruhan komunitas tetumbuhan di suatu tempat tertentu, mencakup baik perpaduan komunal dari jenis-jenis flora penyusunnya maupun tutupan lahan (ground cover) yang dibentuknya", "start_byte": 67, "limit_byte": 259}]} {"id": "-733289487153515815-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kartografi", "passage_text": "Kartografi (atau pembuatan peta) adalah studi dan praktik membuat peta atau globe. Kartografi juga dapat di artikan sebagai suatu seni, ilmu dan teknik pembuatan peta yang melibatkan pekerjaan geodesi,fotogrametri,kompilasi dan reproduksi peta. Peta secara tradisional sudah dibuat menggunakan pena dan kertas, tetapi munculnya dan penyebaran komputer sudah merevolusionerkan kartografi. Banyal peta komersial yang bermutu sekarang dibuat dengan perangkat lunak pembuatan peta yang merupakan salah satu di antara tiga macam utama; CAD (desain berbatuan komputer), GIS (Sistem Informasi Geografis), dan perangkat lunak ilustrasi peta yang khusus.", "question_text": "Apa itu kartografi?", "answers": [{"text": "studi dan praktik membuat peta atau globe", "start_byte": 40, "limit_byte": 81}]} {"id": "6936893023135126483-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Amu Darya", "passage_text": "Pada zaman dahulu, sungai ini dikenal sebagai Vaksu ke Indo-Arya. Di zaman klasik, sungai ini dikenal sebagai Oxus dalam bahasa Latin dan bahasa Yunani Ὦξος Oxos - turunan jelas Vakhsh - nama anak sungai terbesar sungai. Dalam sumber Persia Tengah periode Sassania sungai dikenal sebagai Wehrōd[2] (secara harfiah berarti \"sungai baik\").", "question_text": "Apa arti kata oxus dalam bahasa Yunani ?", "answers": [{"text": "turunan jelas Vakhsh", "start_byte": 169, "limit_byte": 189}]} {"id": "1453509370020509836-0", "language": "indonesian", "document_title": "Herman Willem Daendels", "passage_text": "Meester in de Rechten Herman Willem Daendels (), adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Perancis.", "question_text": "Siapa itu Daendels?", "answers": [{"text": "politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36", "start_byte": 64, "limit_byte": 140}]} {"id": "-496208464692101404-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota New York", "passage_text": "Terletak di pelabuhan alami besar di pantai Atlantik Amerika Serikat Timurlaut, kota ini terdiri dari lima borough: The Bronx, Brooklyn, Manhattan, Queens, dan Staten Island. Pada tahun 2009, jumlah penduduk kota ini diperkirakan mencapai 8,4 juta jiwa,[1] dan dengan luas daratan 305 square miles (790km2),[2][3][4] New York City merupakan kota besar paling padat di Amerika Serikat.[5] Jumlah penduduk wilayah metropolitan New York juga merupakan yang terbesar di Amerika Serikat dengan sekitar 19.1 juta jiwa memadati wilayah seluas 6,720 square miles (17,400km2). Selain itu, Wilayah Statistik Gabungan yang mencakup wilayah metropolitan New York raya berisi 22.2 juta jiwa pada perhitungan sensus 2009 yang juga merupakan jumlah terbesar di Amerika Serikat.", "question_text": "berapakah luas New York City?", "answers": [{"text": "305 square miles", "start_byte": 281, "limit_byte": 297}]} {"id": "90927823626832791-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Dengan Konstantinopel sebagai ibu kotanya dan kekuasaannya atas wilayah yang luas di sekitar cekungan Mediterania, Kesultanan Utsmaniyah menjadi pusat interaksi antara dunia Timur dan Barat selama lebih dari enam abad. Kesultanan ini bubar pasca Perang Dunia I, tepatnya pada 1 November 1922. Pembubarannya berujung pada kemunculan rezim politik baru di Turki, serta pembentukan Balkan dan Timur Tengah yang baru.[12]", "question_text": "berapakah luas wilayah Kesultanan Utsmaniyah?", "answers": [{"text": "sekitar cekungan Mediterania", "start_byte": 85, "limit_byte": 113}]} {"id": "-4692072308808477209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fosforus", "passage_text": "Fosforus adalah unsur kimia yang memiliki lambang P dengan nomor atom 15. Fosforus berupa nonlogam, bervalensi banyak, termasuk golongan nitrogen, banyak ditemui dalam batuan fosfat anorganik dan dalam semua sel hidup tetapi tidak pernah ditemui dalam bentuk unsur bebasnya. Fosforus amatlah reaktif, memancarkan pendar cahaya yang lemah ketika bergabung dengan oksigen, ditemukan dalam berbagai bentuk, dan merupakan unsur penting dalam makhluk hidup. Kegunaan fosforus yang terpenting adalah dalam pembuatan pupuk, dan secara luas digunakan dalam bahan peledak, korek api, kembang api, pestisida, odol, dan deterjen.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan atom fosforus?", "answers": [{"text": "unsur kimia yang memiliki lambang P dengan nomor atom 15", "start_byte": 16, "limit_byte": 72}]} {"id": "4053280880613087190-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepiting", "passage_text": "Kepiting adalah binatang anggota krustasea berkaki sepuluh dari upabangsa (infraordo) Brachyura, yang dikenal mempunyai \"ekor\" yang sangat pendek (bahasa Yunani: brachy = pendek, ura = ekor), atau yang perutnya (abdomen) sama sekali tersembunyi di bawah dada (thorax). Tubuh kepiting dilindungi oleh cangkang yang sangat keras, tersusun dari kitin, dan dipersenjatai dengan sepasang capit. Ketam adalah nama lain bagi kepiting.", "question_text": "Apa nama ilmiah dari kepiting ?", "answers": [{"text": "Brachyura", "start_byte": 86, "limit_byte": 95}]} {"id": "-8530124102119295532-1", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Lindstedt", "passage_text": "Lindstedt memiliki ayah bernama Morgan, yang merupakan pensiunan, dan memiliki ibu bernama Bibbi yang merupakan seorang sekretaris dan \"orang yang menginspirasi dalam hidupnya\".[1] Memiliki kakak laki-laki bernama Niclas (kelahiran 1973) dan memiliki adik perempuan bernama Annica (kelahiran 1978) dan mereka merupakan mantan petenis junior nomor satu di Swedia.[1] Lindstedt berminat pada tenis pada usia empat tahun, dan momen terbaik untuknya adalah ketika pertama kali mewakili Swedia dalam ajang Piala Davis, melawan Argentina pada April 2007.[1] Hobinya adalah menonton film, membaca, menonton olahraga lain, dan menggemari bandU2, Matchbox 20, DJ Tiesto, John Mayer, dan Joshua Tree, dan buku favoritnya adalah Papillon oleh Henri Charrière.[1] Acara televisi favoritnya adalah Lost.[1] Lindstedt juga mendukung tim sepak bola Djurgardens IF dan tim-tim hoki es.[1]", "question_text": "Di umur berapa Robert Lindstedt mulai bermain tenis?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 406, "limit_byte": 411}]} {"id": "-8590236958168438649-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah An-Nahl", "passage_text": "Surah An-Nahl (bahasa Arab:النّحل, an-Nahl, \"Lebah\") adalah surah ke-16 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 128 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Surah ini dinamakan An-Nahl yang berarti lebah karena di dalamnya, terdapat firman Allah SWT ayat 68 yang artinya: \"Dan Tuhanmu mewahyukan kepada lebah\". Lebah adalah makhluk Allah yang banyak memberi manfaat dan kenikmatan kepada manusia. Ada persamaan antara madu yang dihasilkan oleh lebah dengan Al Quranul Karim. Madu berasal dari bermacam-macam sari bunga dan dia menjadi obat bagi bermacam-macam penyakit manusia (lihat ayat 69). Sedang Al Quran mengandung inti sari dari kitab-kitab yang telah diturunkan kepada Nabi-nabi zaman dahulu ditambah dengan ajaran-ajaran yang diperlukan oleh semua bangsa sepanjang masa untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat. (Lihat surah (10) Yunus ayat 57 dan surah (17) Al Isra' ayat 82). Surah ini dinamakan pula \"An-Ni'am\" artinya nikmat-nikmat, karena di dalamnya Allah menyebutkan berbagai macam nikmat untuk hamba-hamba-Nya.", "question_text": "apakah arti An-Nahl?", "answers": [{"text": "lebah", "start_byte": 212, "limit_byte": 217}]} {"id": "1757952976855674653-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monoteisme", "passage_text": "Monoteisme (berasal dari kata Yunani μόνος (monos) yang berarti tunggal dan θεός (theos) yang berarti Tuhan) adalah kepercayaan bahwa Tuhan adalah satu/tunggal dan berkuasa penuh atas segala sesuatu.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan agama monoteistik?", "answers": [{"text": "kepercayaan bahwa Tuhan adalah satu/tunggal dan berkuasa penuh atas segala sesuatu", "start_byte": 125, "limit_byte": 207}]} {"id": "-627871219157906482-7", "language": "indonesian", "document_title": "Fonologi", "passage_text": "Vokal adalah fonem yang dihasilkan dengan menggerakkan udara keluar tanpa rintangan. Dalam bahasa, khususnya bahasa Indonesia, terdapat huruf vokal. Huruf vokal merupakan huruf-huruf yang dapat berdiri tunggal dan menghasilkan bunyi sendiri. Huruf vokal terdiri atas: a, i, u, e, dan o. Huruf vokal sering pula disebut huruf hidup.", "question_text": "Apa itu fonem vokal?", "answers": [{"text": "fonem yang dihasilkan dengan menggerakkan udara keluar tanpa rintangan", "start_byte": 13, "limit_byte": 83}]} {"id": "3483032998154906790-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peptida antimikrobial", "passage_text": "Peptida antimikrobial adalah komponen yang telah berevolusi dan terdapat secara permanen pada sistem imun bawaan dan ditemukan di seluruh kelas kehidupan. Perbedaan mendasar terdapat pada sel prokariot dan eukariot, yaitu yang merupakan target dari peptida antimikrobial. Peptida ini merupakan spektrum antibiotik yang luas. Peptida antimikrobial terbukti mampu membunuh bakteri gram positif dan bakteri gram negatif, termasuk strain yang yang resisten terhadap antibiotik konvensional, mycobacteria, virus yang terbungkus kapsul, jamur, dan bahkan sel kanker. Tidak seperti kebanyakan antibiotik konvensional, peptida antimikrobial dapat meningkatkan kekebalan dengan berfungsi sebagai immunomodulator.", "question_text": "Apa itu peptida antimikrobial?", "answers": [{"text": "komponen yang telah berevolusi dan terdapat secara permanen pada sistem imun bawaan dan ditemukan di seluruh kelas kehidupan", "start_byte": 29, "limit_byte": 153}]} {"id": "-7655696674868447486-2", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Jepang", "passage_text": "Total: 377.835km²[1]\nDaratan: 374.744km²\nPerairan: 3.091km²", "question_text": "berapakah luas Jepang ?", "answers": [{"text": "377.835km²", "start_byte": 7, "limit_byte": 18}]} {"id": "3045289571553846774-0", "language": "indonesian", "document_title": "Thüringen", "passage_text": "Negara Bebas Thüringen (bahasa Jerman: Freistaat Thüringen) atau Thuringia adalah sebuah negara bagian Jerman dan memiliki wilayah seluas 16.171km² dan penduduk sebanyak 2.392.000 jiwa. Ibu kotanya ialah Erfurt.", "question_text": "Berapa luas wilayah Thuringia?", "answers": [{"text": "16.171km²", "start_byte": 140, "limit_byte": 150}]} {"id": "95983101742095637-0", "language": "indonesian", "document_title": "Incredibles 2", "passage_text": "The Incredibles 2 adalah sebuah film pahlawan animasi komputer 3D Amerika 2018, dan merupakan sekuel dari The Incredibles (2004). Film tersebut diproduksi oleh Pixar Animation Studios, dan dirilis oleh Walt Disney Pictures. Film tersebut ditulis dan disutradarai oleh Brad Bird, penulis dan sutradara film pertamanya. Film tersebut dirilis pada 15 Juni 2018 di Amerika Serikat dan Indonesia dan juga diberi perilisan IMAX.[4][5]", "question_text": "Kapan Incredibles 2 pertama tayang di Indonesia?", "answers": [{"text": "15 Juni 2018", "start_byte": 345, "limit_byte": 357}]} {"id": "-6912653347587099863-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Administrasi Jakarta Timur", "passage_text": "Dahulu Jakarta Timur masih berupa rawa-rawa. Secara administratif, wilayahnya terdiri atas 10 kecamatan, 65 kelurahan, 673 rukun warga dan 7.513 rukun tetangga dan dihuni tidak kurang dari 1.959.022 jiwa, di mana 1.044.857 jiwa laki-laki dan 914.175 jiwa perempuan atau sebanding dengan 10% dari jumlah penduduk DKI Jakarta. Kota ini memiliki wilayah seluas 187,75km² (menurut Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur)[1], atau seluas 188,19km² (menurut Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta)[2] dengan kepadatan mencapai 14.312 jiwa per km², menjadikannya kota administrasi terluas di provinsi DKI Jakarta. Kota ini memiliki tingkat pertumbuhan penduduk sebesar 2,4% per tahun dan pendapatan per kapita sebesar Rp 5.057.040,-", "question_text": "berapakah luas jakarta timur?", "answers": [{"text": "187,75km²", "start_byte": 358, "limit_byte": 368}]} {"id": "5270967936408870464-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet Indonesia", "passage_text": "Sejarah internet Indonesia dimulai pada awal tahun 1990-an. Saat itu jaringan internet di Indonesia lebih dikenal sebagai paguyuban network, di mana semangat kerjasama, kekeluargaan & gotong royong sangat hangat dan terasa di antara para pelakunya. Agak berbeda dengan suasana Internet Indonesia pada perkembangannya kemudian yang terasa lebih komersial dan individual di sebagian aktivitasnya, terutama yang melibatkan perdagangan Internet.\nSejak 1988, ada pengguna awal Internet di Indonesia yang memanfaatkan dan untuk mengakses internet.", "question_text": "kapankah Internet masuk ke Indonesia pertama kali?", "answers": [{"text": "1990-an", "start_byte": 51, "limit_byte": 58}]} {"id": "-4235694759579264788-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kokoro ga Sakebitagatterunda.", "passage_text": "Kokoro ga Sakebitagatterunda.(心が叫びたがってるんだ。, harfiah: \"Hati yang Ingin Berteriak.\"), atau yang dikenal juga dengan judul bahasa Inggrisnya The Anthem of the Heart, adalah sebuah film drama remaja animasi Jepang tahun 2015 yang diproduksi oleh A-1 Pictures, disutradarai oleh Tatsuyuki Nagai dan ditulis oleh Mari Okada.[2] Judul bahasa Jepangnya sering disingkat menjadi Kokosake(ここさけ), sedangkan judul bahasa Inggrisnya sering diikuti dengan subjudul Beautiful Word Beautiful World (harfiah: \"Kata Indah Dunia Indah\"). Film ini dikerjakan oleh staf yang sebelumnya juga mengerjakan seri anime Ano Hi Mita Hana no Namae o Bokutachi wa Mada Shiranai. dan adaptasi filmnya. Film ini dirilis pada 19 September 2015.[3][4]", "question_text": "Kapan film The Anthem of the Heart dirilis?", "answers": [{"text": "19 September 2015", "start_byte": 725, "limit_byte": 742}]} {"id": "4424198729713172498-0", "language": "indonesian", "document_title": "Balap mobil", "passage_text": "Balap mobil (bahasa Inggris: auto racing) adalah suatu cabang olahraga yang melibatkan kendaraan. Balap mobil merupakan salah satu cabang olahraga tontonan yang paling diminati dan juga yang paling dikomersialisasi. Balap mobil pertama kali muncul pada tahun 1895,[1] dan kini menjadi salah satu olahraga paling populer di dunia.[2]", "question_text": "Kapan olahraga balap pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1895", "start_byte": 259, "limit_byte": 263}]} {"id": "-1261940392462651875-34", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Ibukota kemudian disepakati pindah ke Berlin lagi pada tahun 1994 (berdasarkan Akta Berlin/Bonn). Relokasi pemerintahan baru selesai pada tahun 1999.[24] Bonn sendiri mendapatkan status sebagai Bundesstadt (kota federal) karena menjadi tempat beberapa kementrian.[25] Sejak bersatu, Jerman menjadi lebih aktif dalam keanggotaannya di Uni Eropa dan NATO. Jerman mengirim pasukan perdamaian untuk menjaga stabilitas di Balkan dan mengirim pasukan tentara ke Afganistan sebagai usaha meredam pasukan Taliban.[26] Penurunan pasukan ini menjadi kontroversial karena menurut aturan domestik mereka, Jerman mengirim pasukan hanya untuk peran pertahanan.[27] Pada tahun 2005, Angela Merkel menjadi Kanselir Jerman wanita pertama dengan koalisi besar di pemerintahan.[23]", "question_text": "apakah nama ibukota Jerman ?", "answers": [{"text": "Berlin", "start_byte": 38, "limit_byte": 44}]} {"id": "-7678873588343467138-2", "language": "indonesian", "document_title": "Boeing", "passage_text": "Pada bulan Maret 1910, William E. Boeing membeli galangan kapal Heath di Sungai Duwamish, Seattle, yang kemudian menjadi pabrik pesawat pertamanya.[13] Boeing didirikan di Seattle oleh William Boeing, pada tanggal 15 Juli 1916, sebagai \"Pacific Aero Products Co\". Boeing kemudian membentuk badan hukum di Delaware, sertifikat pendirian perusahaan yang asli diajukan ke Secretary of State of Delaware pada 19 Juli 1934. Boeing, yang kuliah di Universitas Yale, awalnya bekerja di industri kayu, di mana ia menjadi kaya dan belajar tentang struktur kayu. Pengetahuan ini terbukti sangat berharga dalam desain dan perakitan pesawat terbangnya. Perusahaan menetap di Seattle untuk mengambil manfaat dari pasokan lokal kayu cemara lokal.[14]", "question_text": "Siapa pendiri Boeing Commercial Airplanes?", "answers": [{"text": "William Boeing", "start_byte": 185, "limit_byte": 199}]} {"id": "4677816636063773297-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Makassar", "passage_text": "Dari aspek pembangunan dan infrastruktur, kota Makassar tergolong salah satu kota metropolitan di Indonesia, yaitu kota terbesar di luar pulau Jawa setelah kota Medan. Dengan memiliki wilayah seluas 199,26km² dan jumlah penduduk lebih dari 1,6 juta jiwa, kota ini berada di urutan kelima kota terbesar di Indonesia setelah Jakarta, Surabaya, Bandung dan Medan.[1][2] Secara demografis, kota ini tergolong tipe multi etnik atau multi kultur dengan beragam suku bangsa yang menetap di dalamnya, di antaranya yang signifikan jumlahnya adalah Bugis, Toraja, Mandar, Buton, Jawa, dan Tionghoa. Makanan khas Makassar yang umum dijumpai di pelosok kota adalah Coto Makassar, Roti Maros, Jalangkote, Bassang, Kue Tori, Palubutung, Pisang Ijo, Sop Saudara dan Sop Konro.", "question_text": "Berapa luas kota Makassar?", "answers": [{"text": "199,26km²", "start_byte": 199, "limit_byte": 209}]} {"id": "7332695268264019962-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sumo", "passage_text": "Sumo adalah olahraga asli Jepang dan sudah dipertandingkan sejak berabad-abad yang lalu. Di beberapa negara tetangga Jepang seperti Mongolia dan Korea juga terdapat olahraga gulat tradisional yang mirip-mirip dengan sumo.", "question_text": "Dari mana asal olahraga sumo ?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 26, "limit_byte": 32}]} {"id": "-7723813765726773935-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asma", "passage_text": "Asma (dalam bahasa Yunani ἅσθμα, ásthma, \"terengah\") merupakan peradangan kronis yang umum terjadi pada saluran napas yang ditandai dengan gejala yang bervariasi dan berulang, penyumbatan saluran napas yang bersifat reversibel, dan spasme bronkus.[1] Gejala umum meliputi mengi, batuk, dada terasa berat, dan sesak napas.[2]", "question_text": "Apakah nama penyakit yang disebabkan sesak nafas?", "answers": [{"text": "Asma", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "4984284127392705945-11", "language": "indonesian", "document_title": "Arnold Verstraelen", "passage_text": "Verstraelen menjabat sampai wafat pada tanggal 15 Maret 1932 (sejumlah pihak menulis juga pada 16 Maret 1932[4][12]) karena kecelakaan mobil. Pada waktu itu, ia hendak bertolak menuju seminari di Todabelu-Mataloko, Ngada, menggunakan mobil yang dikendarai oleh Pastor Johanes Bouma. Saat berada di sekitar 50 kilometer sebelah barat Ende, mobil terbalik karena seekor kuda panik karena mendengar suara mobil yang jarang terdengar. Pastor Bouma tidak dapat mengendalikan kendaraan dan akhirnya terbalik dan jatuh di lereng di ketinggian 10 meter, serta menabrak sebuah batu besar. Mgr. Verstraelen terlempar keluar dari mobil dan tewas di tempat, sementara Pastor Bouma mengalami patah di tangan kirinya. Kematiannya yang mendadak membawa kesedihan mendalam bagi umat Katolik di vikariat yang dipimpinnya serta menjadi masalah untuk menunjuk pengganti secara cepat.[12] Hal ini terutama karena usia Mgr. Verstraelen saat itu yang baru 49 tahun dan 7 bulan, atau sekitar 10 tahun sejak ditahbiskan menjadi uskup. Ia diingat sebagai pribadi yang hangat dan antusias, serta penuh inisiatif dan berkarisma. Misa Requiem baginya diselenggarakan di Gereja Katedral Ende, dan dipimpin oleh Pro-Vikaris sekaligus Administrator Apostolik, Henricus Leven. Leven kemudian menjadi penerusnya di Kepulauan Sunda Kecil.[13]", "question_text": "Apa penyebab kematian Mgr. Arnold Verstraelen ?", "answers": [{"text": "kecelakaan mobil", "start_byte": 124, "limit_byte": 140}]} {"id": "1589778513305312270-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hamengkubuwana I", "passage_text": "Nama aslinya adalah Raden Mas Sujana yang setelah dewasa bergelar Pangeran Mangkubumi. Ia merupakan putra Amangkurat IV raja Kasunanan Kartasura yang lahir dari selir bernama Mas Ayu Tejawati pada tanggal 6 Agustus 1717.", "question_text": "Siapa ayah Sri Sultan Hamengkubuwana I?", "answers": [{"text": "Amangkurat IV", "start_byte": 106, "limit_byte": 119}]} {"id": "3726286503570893418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Bosnia dan Herzegovina", "passage_text": "Mark Bosnia dan Herzegovina (simbol: KM; kode ISO 4217: BAM) adalah mata uang resmi negara Bosnia dan Herzegovina yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 fening. Simbol yang paling umum digunakan untuk mark adalah KM. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 1998.", "question_text": "apakah nama mata uang Bosnia ?", "answers": [{"text": "Mark Bosnia dan Herzegovina", "start_byte": 0, "limit_byte": 27}]} {"id": "199208750651388504-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin cetak", "passage_text": "Terobosan besar datang sekitar tahun 1440 oleh Johannes Gutenberg dari kota Mainz, Jerman. Gutenberg menciptakan sebuah metode pengecoran potongan-potongan huruf di atas campuran logam yang terbuat dari timah. Potongan-potongan ini dapat ditekankan ke atas halaman berteks untuk percetakan. Metode penemuan pencetakan oleh Gutenberg secara keseluruhan bergantung kepada beberapa elemennya di atas penggabungan beberapa teknologi dari Asia Timur seperti kertas, pencetakan dari balok kayu dan mungkin pencetakan yang dapat dipindahkan, ciptaan Bi Shen, ditambah dengan permintaan yang meningkat dari masyarakat Eropa untuk pengurangan harga buku-buku yang terbuat dari kertas. Metode pengetikan ini bertahan selama sekitar 500 tahun.", "question_text": "dimanakah Mesin cetak pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "1440", "start_byte": 37, "limit_byte": 41}]} {"id": "-127185214836313158-1", "language": "indonesian", "document_title": "Fathah", "passage_text": "Fathah (فتحة) adalah harakat yang berbentuk layaknya garis horizontal kecil ( َ ) yang berada di atas suatu huruf Arab yang melambangkan fonem /a/. Secara harfiah, fathah itu sendiri berarti membuka, layaknya membuka mulut saat mengucapkan fonem /a/. Ketika suatu huruf diberi harakat fathah, maka huruf tersebut akan berbunyi /-a/, contonya huruf lam (ل) diberi harakat fathah menjadi /la/ (لَ).", "question_text": "Apa itu \"Fathah\"?", "answers": [{"text": "harakat yang berbentuk layaknya garis horizontal kecil ( َ ) yang berada di atas suatu huruf Arab yang melambangkan fonem /a/", "start_byte": 25, "limit_byte": 151}]} {"id": "-4031021978250616552-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cheoljong dari Joseon", "passage_text": "Raja Cheoljong (1831 - 1863, bertakhta 1849-1863) merupakan raja ke-25 Dinasti Joseon, Korea.", "question_text": "Siapa raja ke-25 dari Dinasti Joseon?", "answers": [{"text": "Raja Cheoljong", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "3608448120180762308-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Romawi telah mengalami serangkaian panjang konflik internal, konspirasi dan perang saudara sejak akhir abad ke-2 SM dan seterusnya, bersamaan dengan perluasan wilayah besar-besaran ke luar Italia. Menjelang akhir periode ini, pada tahun 44 SM, Julius Caesar diangkat sebagai diktator seumur hidup sebelum akhirnya dibunuh . Faksi pembunuh Caesar diusir dari Roma dan dikalahkan dalam Pertempuran Phillipi pada tahun 42 SM oleh pasukan yang dipimpin Mark Antony dan putra angkat Caesar, Oktavianus. Antony dan Oktavianus tidak sepakat mengenai pembagian Romawi dan pasukan Oktavianus berhasil mengalahkan pasukan Antony dan Kleopatra dalam Pertempuran Actium tahun 31 SM. Pada tahun 27 SM, Senat dan Rakyat Roma mengangkat Oktavianus sebagai princeps (\"warga negara pertama\") dengan prokonsul imperium, dan dengan demikian memulai Principatus (zaman pertama dalam sejarah Kekaisaran Romawi, dimulai dari tahun 27 SM sampai 284 M), serta memberinya nama Augustus (\"yang dimuliakan\"). Meskipun konstitusi lama tetap dilaksanakan, Augustus pada kenyataannya mendominasi urusan konstitusional. Pemerintahan Augustus mengakhiri perang saudara yang telah berlangsung selama satu abad, dan dianggap memulai periode kemakmuran dan perdamaian yang belum pernah terjadi sebelumnya. Oleh sebab itu, ia sangat dicintai dan dianggap layak memegang jabatan sebagai raja de facto, kalau tidak de jure. Pada tahun-tahun pemerintahannya, tatanan konstitusional baru dibentuk, sehingga setelah kematiannya, tatanan konstitusional baru ini tetap dilaksanakan seperti sebelumnya ketika Tiberius dinobatkan sebagai Kaisar baru. 200 tahun masa pemerintahan yang dimulai sejak Augustus secara tradisional dikenal dengan Pax Romana (\"Perdamaian Romawi\"). Selama periode ini, kejayaan Kekaisaran bertambah dengan meningkatnya kestabilan sosial dan kemakmuran ekonomi yang belum pernah terjadi sebelumnya. Pemberontakan di provinsi-provinsi jarang terjadi, tetapi ketika terjadi, pemberontakan berlangsung dengan \"sengit dan cepat\",[14] seperti yang terjadi di Britania dan Galia. Perang Yahudi-Romawi yang berlangsung selama 60 tahun pada paruh kedua abad pertama adalah perang hebat yang terjadi pada awal kekaisaran, baik dari segi lama peperangan ataupun kekerasan yang dilakukan.[15]", "question_text": "Berapa lamakah kekaisaran Romawi berdiri ?", "answers": [{"text": "27 SM sampai 284 M", "start_byte": 909, "limit_byte": 927}]} {"id": "1454157859626001734-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Dimana Dinasti Han Barat berasal ?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 126, "limit_byte": 134}]} {"id": "3710343349578408922-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hirohito", "passage_text": "Hirohito dilahirkan di Puri Aoyama, Tokyo pada tanggal 29 April 1901. anak pertama dari Kaisar Yoshihito (Taisho) dan Ratu Sadako (Teimei), dan kakak dari Pangeran Yasuhito Chichibu (1903-1953), Pangeran Nobuhito Takamatsu (1905-1987) serta Pangeran Takahito Mikasa (1915-2016). Sebelum naik takhta ia dikenal sebagai Pangeran Michi (迪宮, Michi-no-Miya). Masa kekuasaannya sebagai kaisar dikenal sebagai era Showa yang berarti damai, cerah budi. Namun ironisnya, justru pada saat itu, Jepang terlibat perang melawan RRT dan akhirnya dalam Perang Dunia II. Di Indonesia, ketika masa pendudukan Jepang (1942-1945) Hirohito dikenal sebagai Tenno Heika yang berarti \"Yang Mulia Kaisar\".", "question_text": "Kapan Hirohito lahir?", "answers": [{"text": "29 April 1901", "start_byte": 55, "limit_byte": 68}]} {"id": "6387533748393989914-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bintang Daud", "passage_text": "Bintang Daud atau Perisai Daud (Hebrew: מָגֵן דָּוִד‎, Māḡēn Dāwīḏ) adalah lambang yang sudah sangat lumrah digunakan sebagai tanda jati diri Yahudi dan agama Yahudi.[1] Lambang ini adalah sebuah heksagram, gabungan dua gambar segitiga sama sisi. Berbeda dari menorah, Singa Yehuda, syofar, dan lulav, Bintang Daud bukanlah semata-mata sebuah lambang khas Yahudi, meskipun memang telah digunakan sebagai kolofon khas Yahudi dalam buku-buku cetak semenjak abad ke-16.[2]", "question_text": "Apakah makna dari Bintang Daud agama Yahudi ?", "answers": [{"text": "lambang yang sudah sangat lumrah digunakan sebagai tanda jati diri Yahudi dan agama Yahudi", "start_byte": 96, "limit_byte": 186}]} {"id": "-7657914863939360573-30", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Tengah", "passage_text": "Mayoritas penduduk Jawa Tengah adalah Suku Jawa. Jawa Tengah dikenal sebagai pusat budaya Jawa, di mana di kota Surakarta dan Yogyakarta terdapat pusat istana kerajaan Jawa yang masih berdiri hingga kini.", "question_text": "Apakah suku yang mendiami wilayah Surakarta ?", "answers": [{"text": "Suku Jawa", "start_byte": 38, "limit_byte": 47}]} {"id": "1420744520435989617-34", "language": "indonesian", "document_title": "Hidrogen", "passage_text": "Gas hidrogen, H2, pertama kali dihasilkan secara artifisial oleh T. Von Hohenheim (dikenal juga sebagai Paracelsus, 1493–1541) melalui pencampuran logam dengan asam kuat.[57] Dia tidak menyadari bahwa gas mudah terbakar yang dihasilkan oleh reaksi kimia ini adalah unsur kimia yang baru. Pada tahun 1671, Robert Boyle menemukan kembali dan mendeskripsikan reaksi antara besi dan asam yang menghasilkan gas hidrogen.[58] Pada tahun 1766, Henry Cavendish adalah orang yang pertama mengenali gas hidrogen sebagai zat diskret dengan mengidentifikasikan gas tersebut dari reaksi logam-asam sebagai \"udara yang mudah terbakar\". Pada tahun 1781 dia lebih lanjut menemukan bahwa gas ini menghasilkan air ketika dibakar.[59][60] Pada tahun 1783, Antoine Lavoisier memberikan unsur ini dengan nama hidrogen (dari Bahasa Yunani hydro yang artinya air dan genes yang artinya membentuk)[61] ketika dia dan Laplace mengulang kembali penemuan Cavendish yang mengatakan pembakaran hidrogen menghasilkan air.[60]\n\nLavoisier menghasilkan hidrogen pada percobaannya tentang konservasi massa dengan mereaksikan flux uap dengan besi logam melalui tabung besi pijar yang dipanaskan dalam api. Oksidasi anaerobik besi oleh proton air pada temperatur tinggi dapat digambarkan sebagai berikut:", "question_text": "siapakah yang menemukan Hidrogen ?", "answers": [{"text": "T. Von Hohenheim", "start_byte": 65, "limit_byte": 81}]} {"id": "5841208926988931504-1", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Gadjah Mada", "passage_text": "Pada saat didirikan, Universitas Gadjah Mada hanya memiliki enam fakultas, sekarang memiliki 18 Fakultas dan dua Sekolah yaitu Sekolah Vokasi dan Sekolah Pascasarjana (dahulu bernama Program Pascasarjana), dan lebih dari 100 Program Studi untuk S2, S3, dan Spesialis. Universitas Gadjah Mada berlokasi di Kampus Bulaksumur, Yogyakarta. Sebagian besar fakultas dalam lingkungan Universitas Gadjah Mada terdiri atas beberapa jurusan/bagian dan atau program studi. Kegiatan Universitas Gadjah Mada dituangkan dalam bentuk Tri Dharma Perguruan Tinggi yang terdiri atas pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat", "question_text": "berapkah jumlah fakultas di Universitas Gadjah Mada?", "answers": [{"text": "18", "start_byte": 93, "limit_byte": 95}]} {"id": "5386648141282571637-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kulit manusia", "passage_text": "Kulit terdiri dari tiga lapisan utama:", "question_text": "Ada berapa lapisan kulit manusia?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 19, "limit_byte": 23}]} {"id": "2788860902208355778-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teori konspirasi", "passage_text": "Teori persekongkolan atau teori konspirasi (dalam bahasa Inggris, conspiracy theory) adalah teori-teori yang berusaha menjelaskan bahwa penyebab tertinggi dari satu atau serangkaian peristiwa (pada umumnya peristiwa politik, sosial, atau sejarah) adalah suatu rahasia, dan seringkali memperdaya, direncanakan diam-diam oleh sekelompok rahasia orang-orang atau organisasi yang sangat berkuasa atau berpengaruh. Banyak teori konspirasi yang mengklaim bahwa peristiwa-peristiwa besar dalam sejarah telah didominasi oleh para konspirator belakang layar yang memanipulasi kejadian-kejadian politik. Dengan kata lain menjadikan sesuatu sebagai alternatif demi mencapai tujuan yang telah dirancang", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan teori konspirasi ?", "answers": [{"text": "teori-teori yang berusaha menjelaskan bahwa penyebab tertinggi dari satu atau serangkaian peristiwa (pada umumnya peristiwa politik, sosial, atau sejarah) adalah suatu rahasia, dan seringkali memperdaya, direncanakan diam-diam oleh sekelompok rahasia orang-orang atau organisasi yang sangat berkuasa atau berpengaruh", "start_byte": 92, "limit_byte": 408}]} {"id": "586295857963784743-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Melayu", "passage_text": "\nDari uraian I-tsing jelas sekali bahwa Kerajaan Melayu terletak di tengah pelayaran antara Sriwijaya dan Kedah. Jadi Sriwijaya terletak di selatan atau tenggara Melayu. Hampir semua ahli sejarah sepakat bahwa negeri Melayu berlokasi di hulu sungai Batang Hari, sebab pada alas arca Amoghapasa yang ditemukan di Padangroco terdapat prasasti bertarikh 1208 Saka (1286) yang menyebutkan bahwa arca itu merupakan hadiah raja Kertanagara (Singhasari) kepada raja Melayu[10].", "question_text": "dimanakah letak kerajaan Melayu?", "answers": [{"text": "tengah pelayaran antara Sriwijaya dan Kedah", "start_byte": 68, "limit_byte": 111}]} {"id": "7761255686180749530-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi (Latin: Imperium Romanum) adalah periode pasca-Republik dari peradaban Romawi kuno, dicirikan dengan pemerintahan yang dipimpin oleh kaisar, dan kepemilikan wilayah kekuasaan yang luas di sekitar Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia. Republik berusia 500 tahun yang mendahuluinya telah melemah dan tidak stabil akibat serangkaian perang saudara dan konflik politik, ketika Julius Caesar dinobatkan sebagai diktator seumur hidup dan kemudian dibunuh pada tahun 44 SM. Perang saudara dan pengeksekusian terus berlangsung, yang berpuncak pada kemenangan Oktavianus, putra angkat Caesar, atas Mark Antony dan Kleopatra dalam Pertempuran Actium serta ditaklukkannya Mesir. Setelah peristiwa-peristiwa di atas, kekuasaan Oktavianus menjadi tak tergoyahkan dan pada tahun 27 SM, Senat Romawi secara resmi memberinya kekuasaan penuh dan gelar baru Augustus, yang secara efektif menandai berakhirnya Republik Romawi.", "question_text": "Berapa luas wilayah kekuasan Romawi pada zaman dahulu ?", "answers": [{"text": "Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia", "start_byte": 214, "limit_byte": 252}]} {"id": "-452984194303514960-2", "language": "indonesian", "document_title": "Assassin's Creed", "passage_text": "Cerita dan periode waktu yang baru diperkenalkan di setiap entri, dan elemen dari cara bermain berkembang dari versi sebelumnya. Terdapat dua kumpulan cerita di dalam seri ini. Untuk lima permainan utama yang pertama, cerita berlatar pada tahun 2012 dan menampilkan tokoh utama Desmond Miles yang menggunakan mesin yang bernama Animus dan menghidupkan kembali memori pendahulunya untuk mencari cara untuk mencegah kemusnahan massal pada tahun 2012. Dalam permainan berikutnya, Assassin Initiative menghidupkan kembali rekaman memori genetik menggunakan perangkat lunak Helix, membantu para Assassin menemukan Piece of Eden yang baru di dunia modern.", "question_text": "siapakah karakter utama Assassin's Creed?", "answers": [{"text": "Desmond Miles", "start_byte": 278, "limit_byte": 291}]} {"id": "6835405961323735721-20", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad berusia 40 tahun 6 bulan dan 8 hari ketika ayat pertama sekaligus pengangkatannya sebagai rasul disampaikan kepadanya menurut perhitungan tahun kamariah (penanggalan berdasarkan bulan), atau 39 tahun 3 bulan 8 hari menurut perhitungan tahun syamsiah atau tahun masehi (penanggalan berdasarkan matahari). Setelah kejadian di Gua Hira tersebut, Muhammad kembali ke rumahnya, diriwayatkan ia merasakan suhu tubuhnya panas dan dingin secara bergantian akibat peristiwa yang baru saja dialaminya dan meminta istrinya agar memberinya selimut.", "question_text": "Pada umur berapakah Muhammad diangkat menjadi nabi ?", "answers": [{"text": "40 tahun 6 bulan dan 8 hari", "start_byte": 17, "limit_byte": 44}]} {"id": "-1208037834310713661-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arkeoastronomi", "passage_text": "Objek kajian ini membuat istilah lainnya seperti etnoastronomi — interdisiplin ilmu etnografi dan astronomi — dan antropologi astronomi memiliki kajian yang seringkali beririsan atau bahkan dianggap sama dengan arkeoastronomi.[3][4][5] Anthony F. Aveni, salah seorang pelopor perkembangan ilmu arkeoastronomi menyatakan bahwa, arkeoastronomi telah menjadi pertemuan tiga bidang kajian ilmu yang memiliki keterkaitan dengan kajian ilmu astronomi kuno yaitu:[2][5]", "question_text": "Siapa yang menemukan ilmu arkeoastronomi ?", "answers": [{"text": "Anthony F. Aveni", "start_byte": 240, "limit_byte": 256}]} {"id": "20215440421650437-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat lunak", "passage_text": "\nPerangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan peranti lunak ?", "answers": [{"text": "istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer", "start_byte": 70, "limit_byte": 249}]} {"id": "-1720200652832235633-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dangdut", "passage_text": "Sejarahnya, dangdut dipengaruhi musik India melalui film Bollywood oleh Ellya Khadam dengan lagu \"Boneka India\", dan terakhir lahir sebagai Dangdut tahun 1968 dengan tokoh utama Rhoma Irama. Dalam evolusi menuju bentuk kontemporer, sekarang masuk pengaruh unsur-unsur musik India (terutama dari penggunaan tabla) dan Arab (pada cengkok dan harmonisasi). Perubahan arus politik Indonesia pada akhir tahun 1960-an membuka masuknya pengaruh musik barat yang kuat dengan masuknya penggunaan gitar listrik dan juga bentuk pemasarannya. Sejak tahun 1970-an dangdut boleh dikatakan telah matang dalam bentuknya yang kontemporer. Sebagai musik populer, dangdut sangat terbuka terhadap pengaruh bentuk musik lain, mulai dari keroncong, langgam, degung, gambus, rock, pop, bahkan house music.[1]", "question_text": "Kapan musik dangdut pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1968", "start_byte": 154, "limit_byte": 158}]} {"id": "9080000430224190343-43", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Pada tahun 748, biksu Jian Zhen mendeskripsikan Guangzhou sebagai pusat perdagangan yang sibuk dan didatangi oleh kapal-kapal asing besar. Ia menulis bahwa \"banyak kapal-kapal besar yang datang dari Borneo, Persia, Qunglun (Indonesia/Jawa)...dengan...rempah-rempah, permata, dan giok yang menumpuk setinggi gunung\",[124][125] seperti yang ditulis dalam Yue Jue Shu (Catatan Negara Yue yang Hilang). Selama Pemberontakan An Lushan, bajak laut Arab dan Persia membakar dan menjarah Guangzhou pada tahun 758,[83] sementara pada tahun 760 para pedagang Arab dan Persia dibantai di Yangzhou. Akibatnya, pemerintah Tang menutup pelabuhan Kanton selama kurang lebih lima desawarsa, dan sebagai gantinya kapal asing berlabuh di Hanoi.[126] Walaupun begitu, pelabuhan tersebut kembali sibuk setelah dibuka kembali. Pada tahun 851, pedagang Arab Sulaiman al-Tajir mengamati pembuatan porselen Tiongkok di Guangzhou dan mengagumi ketransparanannya.[127] Ia juga menulis deskripsi masjid di Guangzhou, lumbung padinya, pemerintahan lokalnya, beberapa catatan tertulisnya, cara mereka memperlakukan pengelana, dan pemanfaatan keramik, nasi, wine, dan teh.[128] Namun, pada tahun 879, kembali terjadi peristiwa berdarah ketika pemberontak Tiongkok Huang Chao menjarah kota dan membantai ribuan orang Tionghoa beserta orang-orang Yahudi, Kristen, Zoroastrian, dan Muslim.[129][130][131] Pemberontakan Huang pada akhirnya akan dipadamkan pada tahun 884.", "question_text": "berapakah jumlah korban dalam Pembantaian Yangzhou?", "answers": [{"text": "760", "start_byte": 531, "limit_byte": 534}]} {"id": "1846243475517577909-0", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia", "passage_text": "Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia adalah unsur pendukung di Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Menteri. Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia dipimpin oleh Kepala Badan yang saat ini dijabat oleh Ahmad Zubaidi.[1][2]", "question_text": "Apa nama badan pemerintah yang mengurus tentang sumber daya manusiadi Indonesia ?", "answers": [{"text": "Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia", "start_byte": 0, "limit_byte": 82}]} {"id": "2309365312896623659-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Paris-Charles de Gaulle", "passage_text": "Bandar Udara Paris-Charles de Gaulle (IATA: CDG, ICAO: LFPG) (French: Aéroport Paris-Charles de Gaulle), juga dikenal sebagai Bandar Udara Roissy (atau hanya Roissy dalam bahasa Perancis), di Paris, adalah salah satu pusat penerbangan utama dunia, juga bandar udara internasional utama Perancis. Diberi nama setelah Charles de Gaulle (1890-1970), pemimpin Pasukan Perancis Merdeka dan pendiri Republik Kelima Perancis. Terletak di beberapa bagian komune, termasuk Roissy, 25km di timur laut Paris.", "question_text": "Apakah nama bandara Perancis?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Paris-Charles de Gaulle", "start_byte": 0, "limit_byte": 36}]} {"id": "-2537317330889301346-6", "language": "indonesian", "document_title": "Tuberkulosis", "passage_text": "\nPenyebab utama penyakit TB adalah Mycobacterium tuberculosis, yaitu sejenis basil aerobik kecil yang non-motil.[9] Berbagai karakter klinis unik patogen ini disebabkan oleh tingginya kandungan lemak/lipid yang dimilikinya.[15] Sel-selnya membelah setiap 16 –20 jam. Kecepatan pembelahan ini termasuk lambat bila dibandingkan dengan jenis bakteri lain yang umumnya membelah setiap kurang dari satu jam.[16] Mikobakteria memiliki lapisan ganda membran luar lipid.[17] Bila dilakukan uji pewarnaan Gram, maka MTB akan menunjukkan pewarnaan \"Gram-positif\" yang lemah atau tidak menunjukkan warna sama sekali karena kandungan lemak dan asam mikolat yang tinggi pada dinding selnya.[18] MTB bisa tahan terhadap berbagai disinfektan lemah dan dapat bertahan hidup dalam kondisi kering selama berminggu-minggu. Di alam, bakteri hanya dapat berkembang dalam sel inang organisme tertentu, namun M. tuberculosis bisa dikultur di laboratorium.[19]", "question_text": "Apa penyebab spesifik penyakit TB?", "answers": [{"text": "Mycobacterium tuberculosis", "start_byte": 35, "limit_byte": 61}]} {"id": "1218091613767423296-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Sesudah naik tahta Mas Rangsang bergelar Sultan Agung Prabu Hanyokrokusumo atau lebih dikenal dengan sebutan Sultan Agung. Pada masanya Mataram berekspansi untuk mencari pengaruh di Jawa. Pada puncak kejyaannya, wilayah kekuasaan Mataram mencakup sebagian Pulau Jawa dan Madura (kira-kira gabungan Jawa Tengah, sebagian besar Jawa Barat, DIY, dan Jawa Timur sekarang, dengan pengecualian daerah Blambangan atau yang sekarang adalah wilayah Probolinggo hingga Banyuwangi). Ia memindahkan lokasi kraton ke Karta (Jw. \"kertå\", maka muncul sebutan pula \"Mataram Karta\"). Akibat terjadi gesekan dalam penguasaan perdagangan antara Mataram dengan VOC yang berpusat di Batavia, Mataram lalu berkoalisi dengan Kesultanan Banten dan Kesultanan Cirebon dan terlibat dalam beberapa peperangan antara Mataram melawan VOC. Setelah wafat (dimakamkan di Imogiri), ia digantikan oleh putranya yang bergelar Amangkurat (Amangkurat I).", "question_text": "Berapa luas kekuasaan kesultanan mataram ?", "answers": [{"text": "sebagian Pulau Jawa dan Madura", "start_byte": 247, "limit_byte": 277}]} {"id": "4613082944038837550-1", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Hitam", "passage_text": "Ada masukan air laut melalui Bosporus, 200km³ per tahun. Ada masukan air tawar dari wilayah sekitar, terutama Eropa Tengah dan Timur-Tengah(Asia barat), dengan jumlah total 320km³ per tahun. Sungai terpenting yang masuk ke Laut Hitam adalah Donau. Laut Hitam memiliki wilayah 422.000km² dan kedalaman maksimum 2.210 m.Laut Hitam tidak berwarna hitam, tetapi berwarna biru sama seperti laut pada umumnya.", "question_text": "Berapa kedalaman maksimum Laut Hitam?", "answers": [{"text": "2.210 m", "start_byte": 313, "limit_byte": 320}]} {"id": "3923609925491163188-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar pahlawan nasional Indonesia", "passage_text": "165pria dan 14wanita telah diangkat sebagai pahlawan nasional, yang paling terbaru adalah Abdurrahman Baswedan, Mohammad Noor, Andi Depu, Depati Amir, Kasman Singodimedjo dan Syam'un pada tahun 2018.[7] Pahlawan-pahlawan tersebut berasal dari seluruh wilayah di kepulauan Indonesia, dari Aceh di bagian barat sampai Papua di bagian timur. Mereka berasal dari berbagai etnis, meliputi pribumi-Indonesia, peranakan Arab, Tionghoa, India, dan orang Eurasia. Mereka meliputi perdana menteri, gerilyawan, menteri-menteri pemerintahan, prajurit, bangsawan, jurnalis, ulama, dan seorang uskup.", "question_text": "berapakah jumlah Pahlawan Nasional di Indonesia?", "answers": [{"text": "165pria dan 14wanita", "start_byte": 0, "limit_byte": 20}]} {"id": "5305024730278134535-0", "language": "indonesian", "document_title": "Termometer", "passage_text": "jmpl|ka|Sebuah termometer\nTermometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu (temperatur), ataupun perubahan suhu. Istilah termometer berasal dari bahasa Latin thermo yang berarti panas dan meter yang berarti untuk mengukur. Prinsip kerja termometer ada bermacam-macam, yang paling umum digunakan adalah termometer air raksa.", "question_text": "Apa nama alat untuk mengukur temperatur?", "answers": [{"text": "Termometer", "start_byte": 26, "limit_byte": 36}]} {"id": "5922696262355357490-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sinar gama", "passage_text": "\nSinar gama (seringkali dinotasikan dengan huruf Yunani gama, γ) adalah sebuah bentuk berenergi dari radiasi elektromagnetik yang diproduksi oleh radioaktivitas atau proses nuklir atau subatomik lainnya seperti penghancuran elektron-positron.", "question_text": "Apa itu sinar gamma?", "answers": [{"text": "bentuk berenergi dari radiasi elektromagnetik yang diproduksi oleh radioaktivitas atau proses nuklir atau subatomik lainnya seperti penghancuran elektron-positron", "start_byte": 80, "limit_byte": 242}]} {"id": "-7602735498614423602-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nutrisi", "passage_text": "Nutrisi atau gizi adalah substansi organik yang dibutuhkan organisme untuk fungsi normal dari sistem tubuh, pertumbuhan, pemeliharaan kesehatan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan gizi ?", "answers": [{"text": "substansi organik yang dibutuhkan organisme untuk fungsi normal dari sistem tubuh, pertumbuhan, pemeliharaan kesehatan", "start_byte": 25, "limit_byte": 143}]} {"id": "5323553905897507279-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kristus", "passage_text": "Kristus (bahasa Yunani Kuno: Χριστός, Khristós, berarti 'yang diurapi') adalah terjemahan untuk bahasa Ibrani מָשִׁיחַ (Māšîaḥ), Mesias, dan dipakai sebagai gelar untuk Yesus di dalam Perjanjian Baru.[3]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Kristus ?", "answers": [{"text": "terjemahan untuk bahasa Ibrani מָשִׁיחַ (Māšîaḥ), Mesias, dan dipakai sebagai gelar untuk Yesus di dalam Perjanjian Baru", "start_byte": 87, "limit_byte": 220}]} {"id": "2587080213147937966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Buddha", "passage_text": "Agama Buddha atau Buddhisme adalah sebuah agama nonteistik[note 1][1] atau filsafat (Sanskerta: dharma; Pali: धम्म dhamma) yang berasal dari anak benua India yang meliputi beragam tradisi, kepercayaan, dan praktik spiritual yang sebagian besar berdasarkan pada ajaran yang dikaitkan dengan Siddhartha Gautama, yang secara umum dikenal sebagai Sang Buddha (berarti \"yang telah sadar\"). Menurut tradisi Buddhis, Sang Buddha hidup dan mengajar di bagian timur anak benua India dalam beberapa waktu antara abad ke-6 sampai ke-4 SM (Sebelum Masehi)[2]. Dia dikenal oleh para umat Buddha sebagai seorang guru yang telah sadar atau tercerahkan yang membagikan wawasan-Nya untuk membantu makhluk hidup mengakhiri penderitaan mereka dengan melenyapkan ketidaktahuan/kebodohan/kegelapan batin (moha), keserakahan (lobha), dan kebencian/kemarahan (dosa). Berakhirnya atau padamnya moha, lobha, dan dosa disebut dengan Nibbana[3]. Untuk mencapai Nibbana seseorang melakukan perbuatan benar, tidak melakukan perbuatan salah, mempraktikkan meditasi untuk menjaga pikiran agar selalu pada kondisi yang baik atau murni dan mampu memahami fenomena batin dan jasmani.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Buddhisme?", "answers": [{"text": "agama nonteistik", "start_byte": 42, "limit_byte": 58}]} {"id": "2676881645776822389-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kriptomnesia", "passage_text": "Contoh dokumentasi pertama kriptomnesia terjadi pada tahun 1874 melalui perantara Stainton Musa.[2][3]", "question_text": "Kapan istilah Kriptomnesia pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1874", "start_byte": 59, "limit_byte": 63}]} {"id": "-5538303050843445917-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1942–1945)", "passage_text": "Masa pendudukan Jepang di Indonesia dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta atas nama bangsa Indonesia.", "question_text": "Kapankah Jepang pertama kali masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1942", "start_byte": 55, "limit_byte": 59}]} {"id": "-6780111295782371009-18", "language": "indonesian", "document_title": "Kura-kura", "passage_text": "Seluruhnya, diperkirakan terdapat sekitar 260 spesies kura-kura dari 12-14 suku (familia) yang masih hidup di pelbagai bagian dunia. Di Indonesia sendiri terdapat sekitar 45 jenis dari sekitar 7 suku kura-kura dan penyu.", "question_text": "berapakah jenis kura-kura yang telah ditemukan?", "answers": [{"text": "260 spesies", "start_byte": 42, "limit_byte": 53}]} {"id": "8226728860094116517-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Hongaria", "passage_text": "Kerajaan Hongaria merupakan sebuah Monarki di Eropa Tengah yang berdiri dari Abad Pertengahan sampai abad keduapuluh (1000–1946 terkecuali 1918–1920). Kepangeranan Hongaria berubah menjadi kerajaan Kristen setelah penobatan raja pertama István I di Esztergom pada tahun 1000;[7] keluarganya (Wangsa Árpád) kemudian memimpin monarki selama 300tahun. Pada abad ke-12, kerajaan ini menjadi kekuatan menengah Eropa di Dunia Barat.[7]", "question_text": "Siapa raja pertama Kerajaan Hongaria?", "answers": [{"text": "István I", "start_byte": 241, "limit_byte": 250}]} {"id": "-9060871250035199750-4", "language": "indonesian", "document_title": "Antonie Aris van de Loosdrecht", "passage_text": "Setelah Perhimpunan Pekabaran Injil Gereformeerd mempersiapkan Antonie Aris van de Loosdrecht untuk bekerja di Hindia Belanda, maka pada tanggal 5 September 1913, ia dan istrinya, Ida van de Loosdrecht berangkat dari Stasiun Kereta Api Maas di Rotterdam.[2] Mereka kemudian menuju Genoa, Italia, menyusuri Sungai Rhine dengan tebing-tebing menjulang tinggi di sampingnya.[2] Mereka tiba di Port Said dengan menggunakan kapal S. S. Vondel.[2] Dari Port Said mereka menuju Colombo, tepatnya di Pulau Ceylon, Sri Lanka. Dari Colombo mereka kemudian menuju Batavia, Hindia Belanda dan tiba pada tanggal 4 Oktober, tepatnya di pelabuhan Tanjung Priuk.[2][3]", "question_text": "Kapan Antonie Aris van de Loosdrecht masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1913", "start_byte": 157, "limit_byte": 161}]} {"id": "-3344928296631506701-6", "language": "indonesian", "document_title": "Al-Qur'an", "passage_text": "Menurut ahli sejarah beberapa sahabat Nabi Muhammad memiliki tanggung jawab menuliskan kembali wahyu Allah berdasarkan apa yang telah para sahabat hafalkan.[13] Setelah Nabi Muhammad wafat, para sahabat segera menyusun dan menuliskan kembali hafalan wahyu mereka. Penyusunan kembali Al-Qur'an ini diprakarsai oleh Khalifah Abu Bakar Ash-Shiddiq atas usulan dari Umar bin Khattab dengan persetujuan para sahabat senior.", "question_text": "Kapan al-quran mulai dibukukan ?", "answers": [{"text": "Setelah Nabi Muhammad wafat", "start_byte": 161, "limit_byte": 188}]} {"id": "-8243568344873686069-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gelombang", "passage_text": "Gelombang adalah getaran yang merambat. Bentuk ideal dari suatu gelombang akan mengikuti gerak sinusoide. Selain radiasi elektromagnetik, dan mungkin radiasi gravitasional, yang bisa berjalan lewat ruang hampa udara, gelombang juga terdapat pada medium (yang karena perubahan bentuk dapat menghasilkan gaya pegas) di mana mereka dapat berjalan dan dapat memindahkan energi dari satu tempat ke tempat lain tanpa mengakibatkan partikel medium berpindah secara permanen; yaitu tidak ada perpindahan secara massal.", "question_text": "Apa definisi dari gelombang ?", "answers": [{"text": "getaran yang merambat", "start_byte": 17, "limit_byte": 38}]} {"id": "-3698546135164648544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Joglo", "passage_text": "\n\n\n\n\n\nJoglo adalah rumah tradisional masyarakat Jawa atau daerah lain di Indonesia yang terdiri atas 4 tiang utama..[1].", "question_text": "Apakah rumah adat Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "Joglo", "start_byte": 6, "limit_byte": 11}]} {"id": "-8024699972106958374-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yen", "passage_text": "jmpl|Uang logam Jepang, ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100, ¥500\nYen adalah mata uang Jepang. Simbol: ¥; atau dalam bahasa Jepang: en(円).", "question_text": "Apa mata uang negara Jepang ?", "answers": [{"text": "Yen", "start_byte": 59, "limit_byte": 62}]} {"id": "4575772229152061248-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ada Apa dengan Cinta?", "passage_text": "\nAda Apa dengan Cinta? adalah sebuah film romantis Indonesia karya Rudi Soedjarwo yang dirilis pertama kali pada tanggal 7 Februari 2002 dan dibintangi Nicholas Saputra dan Dian Sastrowardoyo. Film ini dirilis menyusul film berjudul Petualangan Sherina yang booming terlebih dahulu. Lagu tema Ada Apa dengan Cinta? yang dinyanyikan oleh Melly Goeslaw dan Eric menjadi hits, dan pengambilan gambar dilakukan di beberapa lokasi di kecamatan Gambir, kecamatan Menteng, Kota Jakarta Pusat dan Kecamatan Kebon Jeruk.", "question_text": "Siapa penerbit film Ada Apa dengan Cinta?", "answers": [{"text": "Rudi Soedjarwo", "start_byte": 67, "limit_byte": 81}]} {"id": "1080354381370300930-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nuruddin Zanki", "passage_text": "Al-Malik Al-Adil Nuruddin Abul Qasim Mahmud bin 'Imaduddin Zengi (Februari 1118 – 15 Mei 1174), juga diketahui dengan nama Nur ad-Din, Nur al-Din, dan lain-lain (dalam bahasa Arab: نور الدين Nūruddīn) adalah anggota dari dinasti Zengi yang menguasai Suriah dari tahun 1146 sampai tahun 1174. Ia bercita-cita untuk menyatukan pasukan Muslim dari Efrat sampai Mesir. Ia juga memimpin pasukannya melawan berbagai macam pasukan lain termasuk tentara salib.", "question_text": "Kapan Nur ad-Din lahir?", "answers": [{"text": "Februari 1118", "start_byte": 66, "limit_byte": 79}]} {"id": "-7513964951022168643-4", "language": "indonesian", "document_title": "Murasaki Shikibu", "passage_text": "Murasaki Shikibu lahir sekitar tahun 973 [2] di Heian-kyō Jepang. Keluarganya adalah klan Fujiwara Utara dari garis keturunan Fujiwara no Yoshifusa, bupati Fujiwara pertama dari abad ke-9.[3] Klan Fujiwara mendominasi politik istana hingga akhir abad ke-11 melalui pernikahan strategis antara anak-anak perempuan klan Fujiwara dan keluarga kekaisaran, serta kendali pemerintahan di tangan pejabat sessho dan kampaku. Pada abad ke-10 dan awal abad ke-11, Fujiwara no Michinaga mengatur pernikahan keempat putrinya dengan kaisar-kaisar, sehingga dirinya memperoleh kekuasaan yang belum pernah terjadi sebelumnya.[4] Kakek buyut dari Murasaki, Fujiwara no Kanesuke adalah pimpinan bangsawan istana, tetapi keluarga yang melahirkan Murasaki berasal dari percabangan keluarga yang kehilangan kekuasaan secara bertahap. Ketika ia lahir, menurut hierarki bangsawan Heian, kedudukan keluarganya sudah jatuh ke tingkat menengah hingga bawah, setara dengan keluarga gubernur-gubernur provinsi.[5] Pada zaman itu, bangsawan tingkat rendah biasanya dikirim untuk bertugas jauh dari istana untuk menempati jabatan kering di daerah-daerah, jauh dari kekuasaan istana dan pemerintah pusat di Kyoto.[6]", "question_text": "Kapan Murasaki Shikibu lahir?", "answers": [{"text": "973", "start_byte": 37, "limit_byte": 40}]} {"id": "4824515096435073018-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar mata uang di Eropa", "passage_text": "Sekarang, euro adalah alat pembayaran sah di 18 dari 28 negara anggota Uni Eropa,[2] dengan tambahan 5 negara bukan merupakan bagian dari UE (Monako, San Marino, Vatikan, Andora, dan Montenegro).[3] Republik Kosovo juga menggunakan euro,[3] namun hanya pengakuan sebagian sebagai negara merdeka.", "question_text": "apakah nama mata uang Montenegro?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 10, "limit_byte": 14}]} {"id": "2737007584746476035-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teologi tubuh Katolik", "passage_text": "Teologi tubuh adalah suatu istilah umum untuk menyebut ajaran-ajaran Katolik tentang tubuh manusia. Dogma Maria Diangkat ke Surga, yang didefinisikan oleh Paus Pius XII pada tahun 1950 dalam konstitusi apostolik Munificentissimus Deus, merupakan salah satu perkembangan terbaru dalam teologi tubuh Katolik.", "question_text": "Siapa yang menciptakan istilah Teologi tubuh?", "answers": [{"text": "Paus Pius XII", "start_byte": 155, "limit_byte": 168}]} {"id": "3822231687630034062-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hidangan Belgia", "passage_text": "Masakan Belgia dikenal sangat bervariasi dengan beberapa perbedaan di setiap daerah yang memperlihatkan pengaruh perbatasan dengan Perancis, Jerman, dan Belanda. Kadang disebutkan bahwa makanan Belgia adalah makanan sekualitas Perancis yang dihidangkan dengan jumlah besar seperti makanan Jerman.[1][2] Di luar, Belgia terkenal dengan coklat, waffle, kentang goreng, dan birnya.", "question_text": "Apakah nama makanan terkenal dari Belgia ?", "answers": [{"text": "coklat, waffle, kentang goreng, dan birnya", "start_byte": 335, "limit_byte": 377}]} {"id": "-4946806202877849384-0", "language": "indonesian", "document_title": "Béatrice dari Provence", "passage_text": "Béatrice dari Provence (skt. 1231–23 September 1267) merupakan Comtesse Provence dan Forcalquier. Ia adalah seorang permaisuri Sisilia melalui pernikahannya dengan Raja Carlo I dari Napoli.", "question_text": "Apa itu Comtesse Provence?", "answers": [{"text": "permaisuri Sisilia melalui pernikahannya dengan Raja Carlo I dari Napoli", "start_byte": 119, "limit_byte": 191}]} {"id": "-8385598854275931143-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Pasifik", "passage_text": "Perang ini dimulai lebih awal dari Perang Dunia II yaitu pada tanggal 8 Juli 1937 oleh sebuah insiden yang disebut Insiden Jembatan Marco Polo Peristiwa tersebut menyulut peperangan antara Tiongkok dengan Jepang.Konflik antara Jepang dan Tiongkok dan beberapa dari peristiwa dan serangannya yang penting juga merupakan bagian dari perang tersebut. Perang ini terjadi antara pihak Sentral diantaranya Jepang, Jerman Nazi, dan Italia dengan pihak Sekutu (termasuk Tiongkok), Amerika Serikat, Britania Raya, Filipina, Australia, Belanda dan Selandia Baru. Uni Soviet berhasil memukul mundur Jepang pada 1939, dan tetap netral hingga 1945, saat ia memainkan pernanan penting di pihak Sekutu pada masa-masa akhir perang.", "question_text": "Apa yang menyebabkan terjadinya perang Pasifik ?", "answers": [{"text": "Insiden Jembatan Marco Polo", "start_byte": 115, "limit_byte": 142}]} {"id": "-4938070396079315917-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kontingen Garuda", "passage_text": "Presiden Sukarno membalas pembelaan negara-negara Arab di forum internasional dengan mengunjungi Mesir dan Arab Saudi pada Mei 1956 dan Irak pada April 1960. Pada 1956, ketika Majelis Umum PBB memutuskan untuk menarik mundur pasukan Inggris, Prancis dan Israel dari wilayah Mesir, Indonesia mendukung keputusan itu dan untuk pertama kalinya mengirim Pasukan Pemelihara Perdamaian PBB ke Mesir yang dinamakan dengan Kontingen Garuda I atau KONGA I.", "question_text": "Kapankah Pasukan Garuda pertama kali dibentuk ?", "answers": [{"text": "1956", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "5542300117761306464-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monisme", "passage_text": "\nMonisme adalah konsep metafisika dan teologi bahwa hanya ada satu substansi dalam alam. Monisme bertentangan dengan dualisme dan pluralisme. Dalam dualisme terdapat dua substansi atau realita sementara dalam pluralisme terdapat banyak realita.", "question_text": "Apa pengertian dari monisme ?", "answers": [{"text": "konsep metafisika dan teologi bahwa hanya ada satu substansi dalam alam", "start_byte": 16, "limit_byte": 87}]} {"id": "7323640506199380731-21", "language": "indonesian", "document_title": "Britania Raya", "passage_text": "\nLuas total dari Britania Raya adalah sekitar 243,610 square kilometres (94,060sqmi). Negara ini menempati bagian utama dari Kepulauan Britania,[90] termasuk Pulau Britania Raya, seperenam dari Pulau Irlandia di barat laut dan beberapa pulau-pulau kecil yang mengelilinginya. Britania Raya terletak di antara Samudera Atlantik Utara dan Laut Utara. Pantai tenggaranya berjarak sekitar 35 kilometres (22mi) dari pantai utara Perancis, yang dipisahkan oleh Selat Inggris.[91] Pada tahun 1993, 10% dari luas total kawasan Britania terdiri dari hutan, 46% digunakan sebagai kawasan padang rumput untuk kepentingan peternakan, sedangkan 25%-nya digunakan untuk tujuan pertanian.[92] Observatorium Kerajaan di Greenwich, London merupakan titik pusat dari Meridian Utama.", "question_text": "berapakah luas britania raya?", "answers": [{"text": "243,610 square kilometres", "start_byte": 46, "limit_byte": 71}]} {"id": "-6625961097984802521-1", "language": "indonesian", "document_title": "Patung Liberty", "passage_text": "Patung perunggu yang diresmikan pada tanggal 28 Oktober 1886 ini merupakan hadiah seratus tahun kemerdekaan Amerika Serikat dan merupakan ungkapan persahabatan antara kedua negara.[7] Pemahat patung adalah Frederic Auguste Bartholdi, dan Gustave Eiffel (desainer Menara Eiffel) merancang struktur penyangga dalamnya. Patung Liberty adalah salah satu lambang AS yang paling terkenal di seluruh dunia, dan melambangkan kemerdekaan dan kebebasan dari tekanan.", "question_text": "Kapan Patung Liberty diresmikan?", "answers": [{"text": "28 Oktober 1886", "start_byte": 45, "limit_byte": 60}]} {"id": "-7098851957108614782-0", "language": "indonesian", "document_title": "Frater", "passage_text": "Frater adalah anggota salah satu tarekat pengemis yang didirikan sejak abad ke-12 atau ke-13; istilah ini membedakan sifat suka berkelana yang menjadi ciri khas tarekat-tarekat pengemis, yang dijalankan di bawah yurisdiksi seorang pemimpin umum, dari sikap setia pada satu biara tertentu yang menjadi ciri khas tarekat-tarekat kebiaraan lama dan yang diresmikan melalui pengikraran kaul stabilitas. Tarekat-tarekat pengemis yang terkemuka adalah Dominikan, Fransiskan, Agustinian, dan Karmelit.[1]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan frater ?", "answers": [{"text": "anggota salah satu tarekat pengemis yang didirikan sejak abad ke-12 atau ke-13; istilah ini membedakan sifat suka berkelana yang menjadi ciri khas tarekat-tarekat pengemis, yang dijalankan di bawah yurisdiksi seorang pemimpin umum, dari sikap setia pada satu biara tertentu yang menjadi ciri khas tarekat-tarekat kebiaraan lama dan yang diresmikan melalui pengikraran kaul stabilitas", "start_byte": 14, "limit_byte": 397}]} {"id": "-284810154179077729-0", "language": "indonesian", "document_title": "Preman Pensiun", "passage_text": "Preman Pensiun adalah sinetron bergenre drama komedi yang ditayangkan RCTI dan diproduksi oleh MNC Pictures.", "question_text": "Siapa penerbit Preman Pensiun?", "answers": [{"text": "MNC Pictures", "start_byte": 95, "limit_byte": 107}]} {"id": "7679916028704054799-19", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter The Hunger Games", "passage_text": "Presiden Coriolanus Snow adalah karakter antagonis utama dalam trilogi The Hunger Games. Presiden Snow adalah penguasa otokratis di Capitol dan semua distrik di Panem. Meskipun kelihatan santai, terbukti kalau dia itu seorang psikopat dan sangat sadis.[6] Ia pertama kali muncul di buku The Hunger Games saat memberikan sambutan resmi di pembukaan Hunger Games ke-74, namun ia tidak pernah berbicara secara langsung dengan Katniss hingga di buku kedua, saat dia berkunjung ke kerumahnya dan mengancam serta memerintahkan agar dia dan Peeta pura-pura saling mencintai selama tur kemenangan untuk meredam pemberontakan di distrik-distrik.[7] Kemudian, Snow mengatakan pada Katniss bahwa dia gagal dalam hal itu, ini berarti bahwa ancaman-ancamannya akan menjadi kenyataan.", "question_text": "siapakah pemeran antagonis utama dalam filem The Hunger Games?", "answers": [{"text": "Presiden Coriolanus Snow", "start_byte": 0, "limit_byte": 24}]} {"id": "4749311135953790383-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tempo.co", "passage_text": "Tempo.co didirikan pada tahun 1996 oleh Yusril Djalinus, Bambang Bujono, S. Prinka, dan Saiful B. Ridwan dengan nama Tempointeraktif. Sebelumnya, PT Tempo Inti Media, Tbk. telah melahirkan majalah mingguan Tempo yang mengalami pemberedelan selama dua kali pada masa Orde Baru. Geliat Kelompok Tempo Media setelah mengalami pemberedelan dimulai dengan pembuatan situs Tempointeraktif, yang akhirnya menjadi pionir berita internet di Indonesia.", "question_text": "Kapan majalah Tempo meluncurkan Tempo Interaktif?", "answers": [{"text": "1996", "start_byte": 30, "limit_byte": 34}]} {"id": "1432080316822043745-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Diponegoro", "passage_text": "Perang Diponegoro yang juga dikenal dengan sebutan Perang Jawa (Inggris:The Java War, Belanda: De Java Oorlog adalah perang besar dan berlangsung selama lima tahun (1825-1830) di Pulau Jawa, Hindia Belanda (sekarang Indonesia). Perang ini merupakan salah satu pertempuran terbesar yang pernah dialami oleh Belanda selama masa pendudukannya di Nusantara, melibatkan pasukan Belanda di bawah pimpinan Jenderal Hendrik Merkus de Kock[7] yang berusaha meredam perlawanan penduduk Jawa di bawah pimpinan Pangeran Diponegoro. Akibat perang ini, penduduk Jawa yang tewas mencapai 200.000 jiwa, sementara korban tewas di pihak Belanda berjumlah 8.000 tentara Belanda dan 7000 serdadu pribumi. Akhir perang menegaskan penguasaan Belanda atas Pulau Jawa.[8]", "question_text": "Kapan Perang Diponegoro terjadi ?", "answers": [{"text": "1825-1830", "start_byte": 165, "limit_byte": 174}]} {"id": "6542172453366557069-7", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad bin Abdul Wahhab", "passage_text": "Syeikh Muhammad bin ʿAbd al-Wahhāb dilahirkan pada tahun 1115 H (1701 M) di kampung Uyainah (Najd), lebih kurang 70km arah barat laut kota Riyadh, ibukota Arab Saudi sekarang.\nDia tumbuh dan dibesarkan dalam kalangan keluarga terpelajar. Ayahnya adalah seorang tokoh agama di lingkungannya. Sedangkan kakak laki-lakinya adalah seorang qadhi (mufti besar), sumber rujukan di mana masyarakat Najd menanyakan segala sesuatu masalah yang bersangkutan dengan agama.", "question_text": "Dimana Muhammad bin ʿAbd al-Wahhāb dilahirkan?", "answers": [{"text": "1115 H", "start_byte": 59, "limit_byte": 65}]} {"id": "8104767064734944573-3", "language": "indonesian", "document_title": "The Powerpuff Girls", "passage_text": "Profesor Utonium berharap untuk menciptakan gadis kecil yang sempurna dengan menggunakan campuran gula, rempah-rempah, dan segala sesuatu yang bagus untuk membuat Townsville, sebuah kota diganggu oleh penjahat dan penjahat, tempat yang lebih baik. Hal-hal mengambil giliran bencana ketika laboratorium asistennya, simpanse merusak bernama Jojo, Sorong Profesor, menyebabkan dia sengaja istirahat wadah Kimia X, suatu zat misterius yang tumpah ke dalam adonan, yang meledak di wajah Jojo's. Profesor menemukan bahwa percobaan itu sukses, setelah menghasilkan tiga gadis kecil yang ia nama Blossom (yang pintar dan dewasa satu), Bubbles (yang lucu dan berbuih satu), dan Buttercup (tangguh dan suka berkelahi satu). Namun, gadis-gadis ini juga memiliki kekuatan super sebagai akibat dari X Kimia tambahan, meskipun mereka semua segera tumbuh untuk mencintai satu sama lain sebagai sebuah keluarga.", "question_text": "Siapa nama 3 karakter The Powerpuff Girls?", "answers": [{"text": "Blossom (yang pintar dan dewasa satu), Bubbles (yang lucu dan berbuih satu), dan Buttercup (tangguh dan suka berkelahi satu)", "start_byte": 588, "limit_byte": 712}]} {"id": "-7028125390482227361-0", "language": "indonesian", "document_title": "Van Arcken & Co.", "passage_text": " Van Arcken & Co. adalah sebuah perusahaan pengrajin emas, perak, pembuat jam, dan permata di Hindia Belanda dan selanjutnya Indonesia dari tahun 1861 hingga 1958. Toko yang dijuluki \"Tiffany from the East\" ini memiliki pelanggan dari kalangan kelas atas seperti gubernur jenderal, keluarga keraton Yogyakarta dan Surakarta, hingga anggota Kerajaan Siam (Thailand).[1] Pada masa kejayaannya, perusahaan ini sempat mempekerjakan 120 orang di Batavia.[2]", "question_text": "Dimanakah letak perusahaan Van Arcken & Co.?", "answers": [{"text": "Indonesia", "start_byte": 125, "limit_byte": 134}]} {"id": "6962555053871804622-1", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa", "passage_text": "Benua ini adalah benua terkecil kedua setelah Australia dengan luas 10.180.000km² sedangkan bila dihitung dari populasinya, benua ini terletak di urutan ketiga dengan populasi terbanyak (di bawah Asia, dan Afrika) dengan 742,5 juta jiwa pada tahun 2013 atau sama dengan seperdelapan penduduk dunia.", "question_text": "berapakah luas benua eropa?", "answers": [{"text": "10.180.000km²", "start_byte": 68, "limit_byte": 82}]} {"id": "1772941715485681854-19", "language": "indonesian", "document_title": "Resistor", "passage_text": "Sebagai contoh, hijau-biru-kuning-merah adalah 56 x 104Ω = 560 kΩ ± 2%. Deskripsi yang lebih mudah adalah pita pertama berwarna hijau yang mempunyai harga 5, dan pita kedua berwarna biru yang mempunyai harga 6, sehingga keduanya dihitung sebagai 56. Pita ketiga brwarna kuning yang mempunyai harga 104 yang menambahkan empat nol di belakang 56, sedangkan pita keempat berwarna merah yang merupakan kode untuk toleransi ± 2% memberikan nilai 560.000Ω pada keakuratan ± 2%.", "question_text": "Apa maksud pita resistor bewarna biru?", "answers": [{"text": "mempunyai harga 6, sehingga keduanya dihitung sebagai 56", "start_byte": 195, "limit_byte": 251}]} {"id": "-2331608199710665910-3", "language": "indonesian", "document_title": "Resistor", "passage_text": "Karakteristik utama dari resistor adalah resistansinya dan daya listrik yang dapat dihantarkan. Karakteristik lain termasuk koefisien suhu, derau listrik (noise), dan induktansi.", "question_text": "Apa karakteristik utama resistor?", "answers": [{"text": "resistansinya dan daya listrik yang dapat dihantarkan", "start_byte": 41, "limit_byte": 94}]} {"id": "1145089444380709982-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gelandang (sepak bola)", "passage_text": "\nGelandang adalah pemain tengah (Midfielder) dalam pertandingan sepak bola, yang berada di antara pemain penyerang dan bek. Fungsi utama mereka adalah mendapatkan dan menjaga penguasaan bola, serta memberikan bola kepada para penyerang. Namun ada juga gelandang yang tugasnya lebih bertahan, dan ada pula yang posisinya hampir seperti seorang penyerang.", "question_text": "Apakah fungsi gelandang dalam sepak bola ?", "answers": [{"text": "mendapatkan dan menjaga penguasaan bola, serta memberikan bola kepada para penyerang", "start_byte": 151, "limit_byte": 235}]} {"id": "3076840089544533486-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Berapa jumlah negara anggota Uni Eropa?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-8740820133306146780-3", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "Seluruh unsur dari nomor atom 1 (hidrogen) hingga 118 (oganesson) telah ditemukan atau disintesis, dengan penambahan terbaru (nihonium, moscovium, tennessine, dan oganesson) yang dikonfirmasi oleh International Union of Pure and Applied Chemistry (IUPAC) pada tanggal 30 Desember 2015 dan secara resmi diberi nama pada tanggal 28 November 2016: mereka menyelesaikan tujuh baris pertama Tabel periodik.[1][2] Sembilan puluh empat unsur pertama terdapat secara alami, meskipun beberapa ditemukan dalam jumlah renik dan disintesis dalam laboratorium sebelum ditemukan di alam.[n 1] Unsur-unsur mulai nomor atom 95 hingga 118 adalah unsur sintetis yang dibuat di laboratorium. Bukti menunjukkan bahwa unsur-unsur nomor 95 s/d 100 sekali ditemukan di alam, tetapi saat ini tidak dijumpai lagi.[3] Sintesis unsur dengan nomor atom yang lebih besar masih terus dikembangkan. Sejumlah radionuklida sintetis atau unsur yang berada di alam telah diproduksi di laboratorium.", "question_text": "apakah elemen yang pertama kali ditemukan dan diletakan di tabel periodik?", "answers": [{"text": "hidrogen", "start_byte": 33, "limit_byte": 41}]} {"id": "188594622260082432-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah perkeretaapian di Indonesia", "passage_text": "\n\n\nKehadiran kereta api pertama di Indonesia mulai hadir sejak Tanam Paksa hingga saat ini. Perusahaan yang dinasionalisasikan, Djawatan Kereta Api (DKA) berdiri setelah kemerdekaan Indonesia, tepatnya pada tanggal 28 September 1945 atau sekitar sebulan setelah proklamasi. Di bawah ini adalah sejarah perkeretaapian di Indonesia pada rentang tahun 1875-1925 dan dalam bentuk sketsa.[1]", "question_text": "Kapankah PT. Kereta Api Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "28 September 1945", "start_byte": 215, "limit_byte": 232}]} {"id": "800587443125369076-1", "language": "indonesian", "document_title": "Akihito", "passage_text": "Akihito merupakan putra pertama dan anak kelima (dari tujuh bersaudara) Kaisar Showa (Hirohito) dan Maharani Kojun (Nagako). Bergelar Tsugu no miya (継宮; Pangeran Tsugu) semasa kanak-kanak, ia dibesarkan dan diajar oleh guru privat dan kemudian belajar di Sekolah Dasar Anak Laki-laki dan Sekolah Menengah ketika itu, Peers' School (Gakushuin selepas 1947), 1940-52. Ia dipisahkan dari keluarganya pada usia tiga tahun.", "question_text": "siapakah orang tua Kaisar Akihito?", "answers": [{"text": "Kaisar Showa (Hirohito) dan Maharani Kojun (Nagako)", "start_byte": 72, "limit_byte": 123}]} {"id": "-9168399448883034218-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Pemerintahan Kekaisaran Romawi bertahan selama kira-kira 500 tahun. Dua abad pertama kekaisaran ditandai dengan periode kemakmuran dan kestabilan politik yang belum pernah terjadi sebelumnya, yang dikenal dengan Pax Romana atau \"Perdamaian Romawi\". Setelah kemenangan Oktavianus, luas Kekaisaran meningkat secara drastis. Setelah pembunuhan Caligula pada tahun 41, Senat dianggap berkeinginan untuk memulihkan kekuasaan Republik, tetapi Garda Praetorian memproklamirkan Claudius sebagai kaisar. Di bawah pemerintahan Claudius, Kekaisaran melakukan perluasan besar-besaran pertamanya sejak Augustus. Setelah penerus Claudius, Nero, memutuskan bunuh diri pada tahun 68, Kekaisaran mengalami masa perang saudara singkat dan terjadinya pemberontakan besar di Yudea, ketika empat jenderal legiun berbeda menyatakan diri sebagai Kaisar. Vespasianus berhasil meraih kemenangan pada tahun 69 dan mendirikan Dinasti Flavianus, sebelum digantikan oleh putranya Titus, yang membuka Colosseum tak lama setelah meletusnya Gunung Vesuvius. Masa jabatannya yang singkat diteruskan oleh saudaranya Domitianus, yang memerintah selama 15 tahun sebelum akhirnya dibunuh pada tahun 96. Senat kemudian menunjuk kaisar pertama dari Lima Kaisar Baik. Kekaisaran Romawi mencapai masa kejayaannya di bawah pemerintahan Trajanus, kaisar kedua dari dinasti Nerva-Antonine.", "question_text": "Berapa lama kekaisaran Bizantium berkuasa ?", "answers": [{"text": "500 tahun", "start_byte": 57, "limit_byte": 66}]} {"id": "3093674416046343519-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "apakah nama mata uang di Korea selatan?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-8598923585729543262-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ngarai Sianok", "passage_text": "jmpl|250px|Ngarai Sianok\n\nNgarai Sianok adalah sebuah lembah curam (jurang) yang terletak di perbatasan kota Bukittinggi, di kecamatan IV Koto, Kabupaten Agam, Sumatera Barat. Lembah ini memanjang dan berkelok sebagai garis batas kota dari selatan ngarai Koto Gadang sampai ke nagari Sianok Anam Suku, dan berakhir di kecamatan Palupuh. Ngarai Sianok memiliki pemandangan yang sangat indah dan juga menjadi salah satu objek wisata andalan provinsi.", "question_text": "Apa nama lembah yang terkenal di Bukittiinggi ?", "answers": [{"text": "Ngarai Sianok", "start_byte": 26, "limit_byte": 39}]} {"id": "-6028293549934283403-1", "language": "indonesian", "document_title": "Permintaan", "passage_text": "Hukum permintaan adalah hukum yang menjelaskan tentang adanya hubungan yang bersifat negatif antara tingkat harga dengan jumlah barang yang diminta. Apabila harga naik jumlah barang yang diminta sedikit dan apabila harga rendah jumlah barang yang diminta meningkat. Dengan demikian hukum permintaan berbunyi", "question_text": "Apa hukum permintaan ekonomi?", "answers": [{"text": "yang menjelaskan tentang adanya hubungan yang bersifat negatif antara tingkat harga dengan jumlah barang yang diminta", "start_byte": 30, "limit_byte": 147}]} {"id": "-7950487046948539736-7", "language": "indonesian", "document_title": "Mikrofilm", "passage_text": "J. B. Dancer adalah seorang ilmuwan Inggris yang pertama kali membuat mikrofotograf dan membuat proses pemikrofilman. Ia dijuluki The Father of Microphotography – bapak mikrofotografi. Ia lahir di London pada tahun 1812, anak dari Josiah Dancer yang juga adalah pembuat alat-alat optik, filosofis, dan pelayaran.[3] Pada usia dini ia magang dalam bisnis ayahnya dan baru mengambil alih bisnis tersebut pada tahun 1835. Pada usia muda, Dancer telah memperoleh seni mikroskop dan jenis-jenis lensa. Selama hidupnya ia berkontribusi besar terhadap mikroskopi, fotografi, dan ilmu pengetahuan.", "question_text": "Siapa yang menemukan istilah mikrofotografi?", "answers": [{"text": "J. B. Dancer", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "551777584583803789-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kematian John Lennon", "passage_text": "Lennon diumumkan meninggal di St. Luke's-Roosevelt Hospital Center, di mana telah dinyatakan bahwa tak seorangpun yang dapat hidup lebih lama setelah mengalami peristiwa seperti itu. Meskipun Lennon tiba di rumah sakit tanpa detak jantung, tim dokter berusaha menyelamatkan nyawanya menggunakan berbagai prosedur medis. Transfusi darah dan pemicu jantung juga diusahakan untuk menyelamatkan jiwanya. Setelah stasiun berita lokal melaporkan kematian Lennon, orang-orang berkumpul di Roosevelt Hospital dan di depan The Dakota. Jenazah Lennon dikremasi (dibakar) pada hari Rabu, 10 Desember 1980, di Ferncliff Cemetery di Hartsdale, New York. Debu dari hasil kremasi diberikan pada Yoko Ono..", "question_text": "Kapan John meninggal?", "answers": [{"text": "10 Desember 1980", "start_byte": 577, "limit_byte": 593}]} {"id": "-5465964336314684290-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aang", "passage_text": "Aang adalah nama salah satu tokoh fiktif dalam serial animasi televisi Nickelodeon berjudul Avatar: The Legend of Aang. Pengisi suaranya adalah Zach Tyler Eisen. Sebagai tokoh utama, Aang selalu muncul dalam episode, kecuali satu, yaitu episode \"Zuko Alone.\" Aang juga muncul dalam media lain, seperti misalnya kartu permainan,[1][2] permainan video,[3][4] T-shirt,[5] dan komik web.[6] Kebanyakan sifat-sifat Aang, seperti misalnya tidak makan daging,[7] diambil dari tradisi agama Buddha dan Tao.[8] Penciptanya ingin Aang tampil sebagai tokoh yang mengalahkan musuh dengan kebijaksanaan dan menjadi pahlawan cerdik.[9]", "question_text": "siapakah karakter utama Avatar: The Legend of Aang?", "answers": [{"text": "Aang", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "2236081830507975444-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 28 September 1945, pembacaan pernyataan sikap oleh Ismangil dan sejumlah anggota AMKA lainnya menegaskan bahwa mulai hari itu kekuasaan perkeretaapian berada di tangan bangsa Indonesia sehingga Jepang sudah tidak berhak untuk mencampuri urusan perkeretaapian di Indonesia. Inilah yang melandasi ditetapkannya tanggal 28 September 1945 sebagai Hari Kereta Api serta dibentuknya Djawatan Kereta Api Repoeblik Indonesia (DKARI).", "question_text": "Kapan PT kereta api Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "28 September 1945", "start_byte": 330, "limit_byte": 347}]} {"id": "3678344306819082473-15", "language": "indonesian", "document_title": "Syngman Rhee", "passage_text": "Pada tanggal 19 Juli 1965, Rhee meninggal dunia di Hawaii akibat stroke. Jasadnya dikembalikan ke Korea dan dimakamkan di Pemakaman Nasional di Seoul pada tanggal 27 Juli tahun yang sama.", "question_text": "apakah penyebab kematian Syngman Rhee ?", "answers": [{"text": "stroke", "start_byte": 65, "limit_byte": 71}]} {"id": "-1416787817589206769-0", "language": "indonesian", "document_title": "Estrogen", "passage_text": "\n\n\nEstrogen (atau oestrogen) adalah sekelompok senyawa steroid yang berfungsi terutama sebagai hormon seks wanita. Walaupun terdapat baik dalam tubuh pria maupun wanita, kandungannya jauh lebih tinggi dalam tubuh wanita usia subur. Hormon ini menyebabkan perkembangan dan mempertahankan tanda-tanda kelamin sekunder pada wanita, seperti payudara, dan juga terlibat dalam penebalan endometrium maupun dalam pengaturan siklus haid. Pada saat menopause, estrogen mulai berkurang sehingga dapat menimbulkan beberapa efek, di antaranya hot flash, berkeringat pada waktu tidur, dan kecemasan yang berlebihan.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan hormon estrogen?", "answers": [{"text": "sekelompok senyawa steroid yang berfungsi terutama sebagai hormon seks wanita", "start_byte": 36, "limit_byte": 113}]} {"id": "-5266809474246655453-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Jimi Hendrix Experience", "passage_text": "The Jimi Hendrix Experience adalah band psychedelic rock Inggris-Amerika yang terbentuk di London pada bulan Oktober 1966. Terdiri dari penyanyi, penulis lagu, dan gitaris Jimi Hendrix, bassis dan backing vokal Noel Redding, dan drummer Mitch Mitchell, band ini aktif sampai bulan Juni 1969. Pada saat itu, band ini merilis tiga album studio yang sukses. Setelah Redding meninggalkan band, Hendrix dan Mitchell tinggal bersama-sama melalui proyek-proyek lainnya. 'Reuni' Pengalaman pada tahun 1970 dengan Billy Cox dijuluki \"The Cry of Love\", sampai kematian Hendrix pada bulan September 1970. Redding meninggal pada tahun 2003, dan Mitchell menjadi anggota terakhir dari anggota band asli, pada bulan November 2008.", "question_text": "Siapa nama personil The Jimi Hendrix Experience?", "answers": [{"text": "gitaris Jimi Hendrix, bassis dan backing vokal Noel Redding, dan drummer Mitch Mitchell", "start_byte": 164, "limit_byte": 251}]} {"id": "-3530869732556990417-0", "language": "indonesian", "document_title": "Đồng Vietnam", "passage_text": "Đồng Vietnam (VND) merupakan sebuah mata uang resmi negara Vietnam sejak 3 Mei 1978 menggantikan Đồng Vietnam Utara dan Selatan. Dikeluarkannya mata uang ini dikontrol oleh Bank Negara Vietnam. Simbol yang paling umum digunakan untuk đồng adalah ₫. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 10 hào. Namun, hào yang sekarang bernilai kecil sehingga tidak lagi diterbitkan.", "question_text": "Apakah mata uang negara Vietnam?", "answers": [{"text": "Đồng Vietnam", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-1080380770460498374-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arief Yahya", "passage_text": "Ia lahir di Banyuwangi pada tanggal 2 April 1961. Ia adalah putra dari Said Suhadi, seorang pedangang dan istrinya Siti Badriya yang aktif dalam organisasi keagamaan. Pada saat mudanya, usaha yang dijalani oleh ayahnya mengalami kemunduran sehingga keadaan ekonomi keluarga mulai mengalami gangguan. Sosok ibunya inilah yang menjadi panutan Arief untuk tetap tegar dalam kondisi tersebut.", "question_text": "tahun berapakah Dr. Ir. Arief Yahya, M.Sc. dilahirkan?", "answers": [{"text": "1961", "start_byte": 44, "limit_byte": 48}]} {"id": "9188775633638307983-0", "language": "indonesian", "document_title": "Melly Goeslaw", "passage_text": "\nMeliana Cessy Goeslaw (atau Melly Goeslaw; )[1] adalah seorang penyanyi dan penulis lagu berkebangsaan Indonesia yang banyak digandrungi oleh penyanyi-penyanyi lainnya. Putri tunggal dari pasangan Ersi Sukaesih dan Melky Goeslaw serta istri dari Anto Hoed ini telah sukses menciptakan banyak lagu, ia pun seperti itu karena ia mengikuti darah yang mengalir dari ayahnya yang sangat ternama pada masa itu, Melky Goeslaw, yang sesungguhnya tak pernah hidup bersama dalam kehidupan anaknya.", "question_text": "Siapa suami Meliana Cessy Goeslaw?", "answers": [{"text": "Anto Hoed", "start_byte": 247, "limit_byte": 256}]} {"id": "-1827689697849817088-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Dari manakah asal wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "-6318984143405435277-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut", "passage_text": "TNI Angkatan Laut dibentuk pada tanggal 10 September 1945 yang pada saat dibentuknya bernama Badan Keamanan Rakyat (BKR Laut) yang merupakan bagian dari Badan Keamanan Rakyat.", "question_text": "Kapan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut dibentuk?", "answers": [{"text": "10 September 1945", "start_byte": 40, "limit_byte": 57}]} {"id": "-186313065575686722-0", "language": "indonesian", "document_title": "Katholieke Kweekschool", "passage_text": "Katholieke Kweekschool adalah Sekolah Guru yang didirikan oleh Gereja Katholiek, dengan maksud untuk memenuhi guru agama Katholiek. Pada tahun 1911 sebagai jawaban terhadap Politik Etis Hindia Belanda (1901), maka didirikan sekolah calon imam di Muntilan untuk memenuhi kebutuhan bagi kegiatan agama Katolik di Indonesia.", "question_text": "Kapan Katholieke Kweekschool didirikan?", "answers": [{"text": "1911", "start_byte": 143, "limit_byte": 147}]} {"id": "1407052875826087213-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1509–1602)", "passage_text": "\nBerikut ini adalah kronologis Sejarah Nusantara (Indonesia) pada era kolonialisme Portugis (1509–1602).", "question_text": "Kapankah Portugis pertama kali masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1509", "start_byte": 93, "limit_byte": 97}]} {"id": "-3199423007292965471-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ngô Đình Diệm", "passage_text": "Diệm lahir pada 1901 di Quảng Bình, sebuah provinsi tengah Vietnam. Keluarganya berasal dari distrik Phú Cam, yang awalnya merupakan sebuah distrik Katolik di kota Huế. Klannya merupakan salah satu dari orang-orang yang berpindah ke agama Katolik terawal di Vietnam pada abad ke-17.[3] Diệm diberi nama santo pada saat lahir, Gioan Baotixita (sebuah bentuk yang di-Vietnamisasi-kan dari Jean Baptiste), mengikuti kebiasaan Gereja Katolik.[4] Keluarga Ngô-Đình, bersama dengan umat Katolik Vietnam lainnya, selamat dari penganiayaan anti-Katolik dari Kaisar Minh Mạng dan Tự Đức. Pada 1880, ketika ayah Diệm, Ngô Đình Khả (1850-1925), belajar di Malaya, sebuah kerusuhan anti-Katolik yang dipimpin oleh para biksu Buddha hampir membersihkan seluruh keluarga Ngô-Đình. Lebih dari seratus klan Ngô dikubur hidup-hidup di sebuah gereja termasuk orangtua, saudara dan saudari Khả.[5]", "question_text": "Dimana Ngô Đình Diệm lahir ?", "answers": [{"text": "Quảng Bình", "start_byte": 26, "limit_byte": 39}]} {"id": "-1282504071504118854-3", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar gunung berapi di Indonesia", "passage_text": "Hingga tahun 2012, Indonesia memiliki 127 gunung berapi aktif dengan kurang lebih 5 juta penduduk yang berdiam di sekitarnya. Sejak 26 Desember 2004, setelah gempa besar dan tsunami terjadi, semua pola letusan gunung berapi berubah, misalnya Gunung Sinabung, yang terakhir kali meletus pada 1600-an, tetapi tiba-tiba aktif kembali pada tahun 2010 dan meletus pada 2013.[6]", "question_text": "erapakah gunung api yang masih aktif di Indonesia?", "answers": [{"text": "127", "start_byte": 38, "limit_byte": 41}]} {"id": "4982132454528135340-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agresi Militer Belanda II", "passage_text": "Agresi Militer Belanda II atau Operasi Gagak (bahasa Belanda: Operatie Kraai) terjadi pada 19 Desember 1948 yang diawali dengan serangan terhadap Yogyakarta, ibu kota Indonesia saat itu, serta penangkapan Soekarno, Mohammad Hatta, Sjahrir dan beberapa tokoh lainnya. Jatuhnya ibu kota negara ini menyebabkan dibentuknya Pemerintah Darurat Republik Indonesia di Sumatra yang dipimpin oleh Sjafruddin Prawiranegara.", "question_text": "Siapa yang memimpin Operasi Gagak?", "answers": [{"text": "Sjafruddin Prawiranegara", "start_byte": 388, "limit_byte": 412}]} {"id": "-34499033527163123-24", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Payakumbuh", "passage_text": "Kota Payakumbuh dikenal memiliki makanan khas di antaranya botiah dan galamai, selain itu terdapat juga makanan khas lainnya seperti boreh rondang, kipang, rondang boluk, rondang tolua dan martabak tolua. Pada nagari Tiakar dikenal makanan khasnya bernama paniaram yaitu kue dari beras ketan di campur gula enau.", "question_text": "Apa makanan khas dari Kota Payakumbuh?", "answers": [{"text": "botiah dan galamai, selain itu terdapat juga makanan khas lainnya seperti boreh rondang, kipang, rondang boluk, rondang tolua dan martabak tolua", "start_byte": 59, "limit_byte": 203}]} {"id": "7246865845668563892-1", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Kubu", "passage_text": "Menurut tradisi lisan suku Anak Dalam merupakan orang Maalau Sesat, yang lari ke hutan rimba di sekitar Air Hitam, Taman Nasional Bukit Duabelas. Mereka kemudian dinamakan Moyang Segayo. Tradisi lain menyebutkan mereka berasal dari wilayah Pagaruyung, yang mengungsi ke Jambi. Ini diperkuat kenyataan adat suku Anak Dalam punya kesamaan bahasa dan adat dengan suku Minangkabau, seperti sistem kekeluargaan matrilineal.", "question_text": "Apa bahasa yang digunakan Suku Anak Dalam di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Minangkabau", "start_byte": 365, "limit_byte": 376}]} {"id": "5366699444247785052-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Flores", "passage_text": "Flores termasuk dalam gugusan Kepulauan Sunda Kecil bersama Bali dan NTB, dengan luas wilayah sekitar 14.300 km². Penduduk di Flores, pada tahun 2007, mencapai 1,6 juta jiwa. Puncak tertinggi adalah Gunung Ranaka (2350m) yang merupakan gunung tertinggi kedua di Nusa Tenggara Timur, sesudah Gunung Mutis, 2427m di Timor Barat.", "question_text": "Berapa luas Pulau Flores?", "answers": [{"text": "14.300 km²", "start_byte": 102, "limit_byte": 113}]} {"id": "-7598201136106888679-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alamat IP", "passage_text": "Alamat IP (Internet Protocol Address atau sering disingkat IP) adalah deretan angka biner antara 32 bit sampai 128 bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. Panjang dari angka ini adalah 32 bit (untuk IPv4 atau IP versi 4), dan 128 bit (untuk IPv6 atau IP versi 6) yang menunjukkan alamat dari komputer tersebut pada jaringan Internet berbasis TCP/IP.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan alamat IP?", "answers": [{"text": "deretan angka biner antara 32 bit sampai 128 bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet", "start_byte": 70, "limit_byte": 208}]} {"id": "2257558053098693560-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Berlin", "passage_text": "Tembok Berlin (German: Berliner Mauer) adalah sebuah tembok pembatas terbuat dari beton yang dibangun oleh Republik Demokratik Jerman (Jerman Timur) yang memisahkan Berlin Barat dan Berlin Timur serta daerah Jerman Timur lainnya sehingga membuat Berlin Barat sebuah enklave[1]. Tembok ini mulai dibangun pada tanggal 13 Agustus 1961. Tembok pembatas ini juga dibarengi dengan pendirian menara penjaga yang dibangun sepanjang tembok ini,[2] juga pendirian sebuah daerah terlarang, yang diisi dengan ranjau anti kendaraan. Blok Timur menyatakan bahwa tembok ini dibangun untuk melindungi para warganya dari elemen-elemen fasis yang dapat memicu gerakan-gerakan besar, sehingga mereka dapat membentuk pemerintahan komunis di Jerman Timur. Meski begitu, dalam praktiknya, ternyata tembok ini digunakan untuk mencegah semakin besar larinya penduduk Berlin Timur ke wilayah Berlin Barat, yang berada dalam wilayah Jerman Barat.", "question_text": "Kapan tembok Jerman dibangun ?", "answers": [{"text": "13 Agustus 1961", "start_byte": 317, "limit_byte": 332}]} {"id": "9106167314064153535-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Phủ Hoài", "passage_text": "Posisi Perancis di Tonkin ketika Bouët tiba pada awal Juni 1883 sangat berbahaya. Perancis hanya memiliki garnisun kecil di Hanoi, Haiphong dan Nam Định, pos-pos terpencil di Hon Gai dan di Qui Nhơn di Annam, dan sedikit prospek langsung untuk melakukan serangan terhadap Bendera Hitam Liu Yongfu dan Pangeran Vietnam Hoàng Kế Viêm.[2] Selama bulan Juni, Perancis menggali pertahanan mereka dan mengalahkan demonstrasi Vietnam yang setengah hati terhadap Hanoi dan Nam Định.[3] Kedatangan awal bala bantuan dari Perancis dan Kaledonia Baru dan perekrutan formasi tambahan Cochinchinese dan Tonkinese memungkinkan Bouët membalas serangan para penyiksanya. Pada tanggal 19 Juli chef de bataillon Pierre de Badens, komandan supérieur Perancis di Nam Định, menyerang dan mengalahkan tentara Vietnam yang mengepung Pangeran Hoàng Kế Viêm, yang dengan jelas menghilangkan tekanan Vietnam terhadap Nam Định.[4]", "question_text": "Dimana Pertempuran Phu Hoai terjadi?", "answers": [{"text": "Tonkin", "start_byte": 19, "limit_byte": 25}]} {"id": "-5718709872933292371-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sumo", "passage_text": "Sumo adalah olahraga asli Jepang dan sudah dipertandingkan sejak berabad-abad yang lalu. Di beberapa negara tetangga Jepang seperti Mongolia dan Korea juga terdapat olahraga gulat tradisional yang mirip-mirip dengan sumo.", "question_text": "Dari manakah olahraga sumo berasal ?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 26, "limit_byte": 32}]} {"id": "-7175107871518163203-17", "language": "indonesian", "document_title": "Pesta Lomban", "passage_text": "Maksud dari upacara pelarungan ini adalah sebagai ungkapan rasa terima kasih kepada Allah, yang melimpahkan rizki dan keselamatan kepada warga masyarakat nelayan selama setahun dan berharap pula berkah dan hidayahnya untuk masa depan.", "question_text": "Apakah yang dirayakan dalam Pesta Lomban?", "answers": [{"text": "sebagai ungkapan rasa terima kasih kepada Allah, yang melimpahkan rizki dan keselamatan kepada warga masyarakat nelayan selama setahun dan berharap pula berkah dan hidayahnya untuk masa depan", "start_byte": 42, "limit_byte": 233}]} {"id": "-4503196413900034761-3", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Fransiskus", "passage_text": "Bergoglio adalah anak pertama dari lima bersaudara, ia hidup di tengah pergejolakan dalam negeri Argentina yang saat itu sedang terjadi perebutan kekuasaan. Dia memegang gelar master di bidang kimia dari Universitas Buenos Aires. Alih-alih meneruskan keahliannya itu, Bergoglio memilih bergabung ke seminari di Villa Devoto dan bergabung dengan Serikat Yesus pada 1958. Dengan gelar di bidang filsafat dari Colegio Máximo San José di San Miguel, Bergoglio sempat mengajar studi kesusastraan dan psikologi di Colegio de la Inmaculada di Santa Fe, Buenos Aires. Sesudah itu, ia belajar filsafat dan teologi di Faculty of San Miguel, seminari di San Miguel. Ia kemudian mengajar di seminari ini sampai mendapat gelar profesor. Pelayanan gereja Bergoglio dimulai pada 1973. Pada 1980, ia menjadi Rektor Seminari San Miguel hingga 1986. Gelar doktoralnya diraih di Jerman.", "question_text": "Dari mana asal Paus Fransiskus ?", "answers": [{"text": "Argentina", "start_byte": 97, "limit_byte": 106}]} {"id": "-892996995183125296-0", "language": "indonesian", "document_title": "Termal", "passage_text": "Sebuah kolom termal (atau termal) adalah sebuah kolom udara naik pada ketinggian rendah atmosfer Bumi. Termal dibentuk oleh penghangatan permukaan Bumi dari radiasi matahari, dan contoh konveksi. Matahari menghangatkan daratan, yang akhirnya menghangatkan udara di atasnya.", "question_text": "Apa itu termal ?", "answers": [{"text": "kolom udara naik pada ketinggian rendah atmosfer Bumi", "start_byte": 48, "limit_byte": 101}]} {"id": "7645604690862338549-0", "language": "indonesian", "document_title": "Genderuwa", "passage_text": "\n\nGenderuwa (dalam pengucapan Bahasa Jawa: \"Genderuwo\") adalah mitos Jawa tentang sejenis bangsa jin atau makhluk halus yang berwujud manusia mirip kera yang bertubuh besar dan kekar dengan warna kulit hitam kemerahan, tubuhnya ditutupi rambut lebat yang tumbuh di sekujur tubuh. Genderuwa dikenal paling banyak dalam masyarakat di Pulau Jawa, Indonesia. Orang Sunda menyebutnya \"gandaruwo\" dan orang Jawa umumnya menyebutnya \"gendruwo\".[1] .", "question_text": "dari manakah Makhluk mitologis bernama genderuwo berasal?", "answers": [{"text": "Pulau Jawa", "start_byte": 332, "limit_byte": 342}]} {"id": "-4237059488354741554-0", "language": "indonesian", "document_title": "PlayStation (konsol)", "passage_text": "\nPlayStation (bahasa Jepang: プレイステーション) adalah konsol permainan grafis dari era 32-bit. Pertama kali diproduksi oleh Sony sekitar tahun 1990. PlayStation diluncurkan perdana di Jepang pada 3 Desember 1994, di Amerika Serikat 9 September 1995 dan Eropa 29 September 1995. PlayStation menjadi sangat terkenal sehingga membentuk \"Generasi PlayStation\". Dari sekian banyak game PlayStation, beberapa yang terkenal adalah: Suikoden, Tomb Raider, Final Fantasy, Resident Evil, Tekken, Winning Eleven, Ridge Racer, wipEout, Gran Turismo, Crash Bandicoot, Spyro, dan seri Metal Gear Solid. Pada 18 Mei 2004, Sony telah memproduksi 100 juta PlayStation dan PSOne ke seluruh dunia. Pada Maret 2004, sebanyak 7.300 judul permainan telah tersedia dengan jumlah akumulasi 949 juta.", "question_text": "Kapan PlayStation pertama kali diperkenalkan di dunia?", "answers": [{"text": "3 Desember 1994", "start_byte": 207, "limit_byte": 222}]} {"id": "2015662989637756956-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Kuru", "passage_text": "Dalam sastra dan wiracarita India Kuno, Kerajaan Kuru merupakan kerajaan yang diperintah oleh Wangsa Kuru, keturunan Sang Kuru. Tidak diketahui dengan pasti kapan kerajaan ini berdiri, dan hingga sekarang dikenal sebagai legenda dalam wiracarita India, seperti misalnya Mahabharata. Kerajaan Kuru yang lain berada di utara Himalaya, dan disebut Uttara Kuru. Menurut sastra Hindu, Kerajaan Kuru terbentang di antara sungai Saraswati dan sungai Gangga. Salah satu kitab yang dijadikan sumber keberadaan kerajaan Kuru adalah Mahabharata, dan tokoh utama yang diceritakan dalam kitab tersebut merupakan keturunan Kuru. Menurut Mahabharata, pada masa pemerintahan Raja Dretarastra, Kerajaan tersebut terbagi menjadi dua bagian, yaitu Kurujangala dan Kuru asli.", "question_text": "Dimana Kerajaan Kuru didirikan?", "answers": [{"text": "sungai Saraswati dan sungai Gangga", "start_byte": 415, "limit_byte": 449}]} {"id": "-1735956927371561861-0", "language": "indonesian", "document_title": "Punk rock", "passage_text": "\"Punk Rock\" adalah salah satu cabang genre dari musik Rock, musik punk rock ini muncul pada era 1970'an dengan munculnya band seperti The Clash, Sex Pistols.", "question_text": "Apakah maksud dari musik punk rock ?", "answers": [{"text": "salah satu cabang genre dari musik Rock", "start_byte": 19, "limit_byte": 58}]} {"id": "-2667587498068168365-8", "language": "indonesian", "document_title": "Antasari Azhar", "passage_text": "Antasari pun didakwa dengan hukuman mati dan divonis penjara selama 18 tahun pada sidangnya yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan tanggal 11 Februari 2010. Dalam persidangan, Ketua Majelis Hakim Herry Swantoro menyatakan, semua unsur sudah terpenuhi antara lain, unsur barang siapa, turut melakukan, dengan sengaja, direncanakan, dan hilangnya nyawa orang lain. Majelis hakim menyatakan perbuatan terdakwa sudah memenuhi unsur Pasal 55 KUHP, sehinga majelis hakim tidak sependapat dengan pledoi terdakwa dan kuasa hukumnya. Atas vonis tersebut, Antasari merencanakan akan mengajukan banding[2] tetapi tidak jadi.", "question_text": "Apakah hukuman yang diterima oleh Antasari Azhar ?", "answers": [{"text": "hukuman mati dan divonis penjara selama 18 tahun", "start_byte": 28, "limit_byte": 76}]} {"id": "-7059797165301752259-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gastronomi", "passage_text": "\nGastronomi atau tata boga adalah seni, atau ilmu akan makanan yang baik (good eating).[1] Penjelasan yang lebih singkat menyebutkan gastronomi sebagai segala sesuatu yang berhubungan dengan kenikmatan dari makan dan minuman .[1] Sumber lain menyebutkan gastronomi sebagai studi mengenai hubungan antara budaya dan makanan, di mana gastronomi mempelajari berbagai komponen budaya dengan makanan sebagai pusatnya (seni kuliner).[1][2] Hubungan budaya dan gastronomi terbentuk karena gastronomi adalah produk budidaya pada kegiatan pertanian sehingga pengejawantahan warna, aroma, dan rasa dari suatu makanan dapat ditelusuri asal-usulnya dari lingkungan tempat bahan bakunya dihasilkan.[3]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan gastronomi ?", "answers": [{"text": "seni, atau ilmu akan makanan yang baik", "start_byte": 34, "limit_byte": 72}]} {"id": "-1649970606273035463-0", "language": "indonesian", "document_title": "Theodoros Dafnopatis", "passage_text": "Theodore Dafnopatis (Greek: Θεόδωρος Δαφνοπάτης) merupakan seorang pejabat dan penulis Bizantium senior. Dia melayani sebagai sekretaris kekaisaran, dan mungkin protasekretis, di bawah tiga kaisar, Romanos I Lekapenos, Konstantinus VII Porphyrogennetos, dan Romanos II, naik ke jajaran patrikios dan magistros, dan jabatan Prefek urban. Karier publik Dafnopatis berakhir dengan aksesi Nikephoros II Phokas di 963, ketika ia pergi ke pensiun. Dafnopatis juga berpartisipasi dalam gerakan ensiklopedisme, menulis beberapa homili dan teologis serta karya sejarah, beberapa di antaranya bertahan. Dafnopatis juga berpartisipasi dalam gerakan ensiklopedi, menulis beberapa homilies dan teologis serta karya sejarah, beberapa di antaranya bertahan. Dafnopatis paling dikenal karena korespondensi yang masih hidup, dan dianggap oleh beberapa sarjana modern sebagai penulis bagian terakhir dari babad Theophanes Continuatus.", "question_text": "di kekaisaran apakah Theodore Dafnopatis bekerja sebagai sekertaris?", "answers": [{"text": "Bizantium", "start_byte": 105, "limit_byte": 114}]} {"id": "-8404020511850263359-0", "language": "indonesian", "document_title": "Massa", "passage_text": "\n\nMassa (berasal dari bahasa Yunani μάζα) adalah suatu sifat fisika dari suatu benda yang digunakan untuk menjelaskan berbagai perilaku objek yang terpantau. Dalam kegunaan sehari-hari, massa biasanya disinonimkan dengan berat. Namun menurut pemahaman ilmiah modern, berat suatu objek diakibatkan oleh interaksi massa dengan medan gravitasi.", "question_text": "darimanakah asal kata massa", "answers": [{"text": "bahasa Yunani", "start_byte": 22, "limit_byte": 35}]} {"id": "8593198083544769309-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ruggeru II dari Sisilia", "passage_text": "Ruggeru II (22 Desember 1095[1] – 26 Februari 1154) adalah raja Sisilia, putra dari Ruggeru I dan penerus dari saudara kandungnya Simuni. Ia memulai kepemimpinannya sebagai Comte Sisilia tahun 1105, nantinya menjadi Adipati Puglia dan Calabria (1127), lalu menjadi Raja Sisilia (1130). Ruggeru II telah menyatukan semua pendudukan Norman di Italia menjadi satu kerajaan dengan pemerintahan yang kuat dan disentralisasikan.", "question_text": "Kapan Ruggeru II meninggal?", "answers": [{"text": "26 Februari 1154", "start_byte": 36, "limit_byte": 52}]} {"id": "3263797515001289189-20", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah matematika", "passage_text": "Matematika Yunani diyakini dimulakan oleh Thales dari Miletus (kira-kira 624 sampai 546 SM) dan Pythagoras dari Samos (kira-kira 582 sampai 507 SM). Meskipun perluasan pengaruh mereka dipersengketakan, mereka mungkin diilhami oleh Matematika Mesir dan Babilonia. Menurut legenda, Pythagoras bersafari ke Mesir untuk mempelajari matematika, geometri, dan astronomi dari pendeta Mesir.", "question_text": "Siapakah yang menemukan ilmu Matematika?", "answers": [{"text": "Thales dari Miletus (kira-kira 624 sampai 546 SM) dan Pythagoras dari Samos", "start_byte": 42, "limit_byte": 117}]} {"id": "5453862428189845579-24", "language": "indonesian", "document_title": "Arsitektur Jawa", "passage_text": "Punden berundak adalah bangunan teras bertingkat-tingkat meninggi yang menyandar di kemiringan lereng gunung. Punden berundak adalah ciri khas Jawa. Ukuran teras semakin mengecil ke atas, jumlah teras umumnya 3 dan di bagian puncak teras teratas berdiri altar-altar yang jumlahnya 3 altar (1 altar induk diapit dua altar pendamping di kanan-kirinya. Tangga naik ke teras teratas terdapat di bagian tengah punden berundak, terdapat kemungkinan dahulu di kanan kiri tangga tersebut berdiri deretan arca menuju ke puncak punden yang berisikan altar tanpa arca apapun. Contoh yang baik bentuk punden berundak masa Majapahit terdapat di lereng barat Gunung Penanggungan, penduduk menamakan punden-punden itu dengan candi juga, misalnya Candi Lurah (Kepurbakalaan No.1), Candi Wayang (Kep. No.VIII), Candi Sinta (Kep.No.17a), Candi Yuddha (Kep.No.LX), dan Candi Kendalisada (Kep.No.LXV).", "question_text": "Apakah ciri khas dari Arsitektur Jawa ?", "answers": [{"text": "Punden berundak", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-4728083705648237943-0", "language": "indonesian", "document_title": "Media massa", "passage_text": "[1]Media massa atau Pers adalah suatu istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas. Dalam pembicaraan sehari-hari, istilah ini sering disingkat menjadi media.", "question_text": "Apakah yang dimaksud media massa?", "answers": [{"text": "suatu istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas", "start_byte": 32, "limit_byte": 189}]} {"id": "-6413739554099709368-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Aceh", "passage_text": "Perang Aceh–Belanda atau disingkat Perang Aceh adalah perang Kesultanan Aceh melawan Belanda dimulai pada 1873 hingga 1904. Kesultanan Aceh menyerah pada januari 1904, tapi perlawanan rakyat Aceh dengan perang gerilya terus berlanjut.", "question_text": "berapa lamakah perang aceh terhadap belanda berlangsung?", "answers": [{"text": "1873 hingga 1904", "start_byte": 108, "limit_byte": 124}]} {"id": "41968199737927888-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "Minangkabau atau disingkat Minang merujuk pada entitas kultural dan geografis yang ditandai dengan penggunaan bahasa, adat yang menganut sistem kekerabatan matrilineal, dan identitas agama Islam. Secara geografis, Minangkabau meliputi daratan Sumatera Barat, separuh daratan Riau, bagian utara Bengkulu, bagian barat Jambi, pantai barat Sumatera Utara, barat daya Aceh, dan Negeri Sembilan di Malaysia.[2] Dalam percakapan awam, orang Minang seringkali disamakan sebagai orang Padang, merujuk pada nama ibu kota provinsi Sumatera Barat Kota Padang. Namun, mereka biasanya akan menyebut kelompoknya dengan sebutan urang awak, bermaksud sama dengan orang Minang itu sendiri.[3]", "question_text": "Dimana letak wilayah Minangkabau ?", "answers": [{"text": "daratan Sumatera Barat, separuh daratan Riau, bagian utara Bengkulu, bagian barat Jambi, pantai barat Sumatera Utara, barat daya Aceh, dan Negeri Sembilan di Malaysia", "start_byte": 235, "limit_byte": 401}]} {"id": "4016733235476478200-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Korea Selatan", "passage_text": "Korea Utara merupakan satu-satunya negara yang berbatasan langsung dengan Korea Selatan, dengan panjang perbatasan 238 km yang ditetapkan dengan DMZ (Garis Demarkasi Militer). Wilayahnya sebagian besar dikelilingi perairan dan memiliki panjang garis pantai 2.413 km. Sebelah barat dibatasi oleh Laut Kuning, sebelah selatan dengan Laut Cina Timur, sementara sebelah timur berbatasan dengan perairan Laut Jepang. Luas wilayah daratan keseluruhan adalah 100.032 km² dan luas perairan hanya 290 km².", "question_text": "berapakah luas Korea selatan?", "answers": [{"text": "daratan keseluruhan adalah 100.032 km² dan luas perairan hanya 290 km²", "start_byte": 425, "limit_byte": 497}]} {"id": "-8929723088103305115-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Istiqlal", "passage_text": "Masjid Istiqlal (arti harfiah: Masjid Merdeka) adalah masjid nasional negaraRepublik Indonesia yang terletak di bekas Taman Wilhelmina, di Timur Laut Lapangan Medan Merdeka yang di tengahnya berdiri Monumen Nasional (Monas), di pusat ibukota Jakarta. Di seberang Timur masjid ini berdiri Gereja Katedral Jakarta. Imam besarnya adalah Prof. Dr. Nasaruddin Umar, M.A. dan Ketua Badan Pelaksana Pengelola Masjid Istiqlal sekarang adalah Laksma (Purn) H. Asep Saefuddin.[5][6] [7]", "question_text": "Dimana letak masjid Istiqlal?", "answers": [{"text": "di pusat ibukota Jakarta", "start_byte": 225, "limit_byte": 249}]} {"id": "-7564773254073217622-0", "language": "indonesian", "document_title": "Filmografi James Cameron", "passage_text": "\nJames Cameron adalah seorang sutradara, penulis skenario, dan produser Kanada yang memiliki karier ekstensif dalam film dan televisi. Debut Cameron adalah film pendek fiksi ilmiah 1978 Xenogenesis, yang ia sutradarai, tulis, dan produseri.[1][2] Pada masa awal kariernya, ia melakukan berbagai pekerjaan teknikal seperti produser efek visual khusus, asisten penata set, artis matte, dan fotografer. Debut penyutradaraan filmnya adalah Piranha II: The Spawning yang dirilis tahun 1981.[2][3] Film berikutnya yang ia sutradarai adalah film cerita seru aksi fiksi ilmiah The Terminator (1984). Film tersebut dibintangi oleh Arnold Schwarzenegger sebagai pembunuh cyborg sesuai judul filmnya, dan merupakan puncak karier Cameron.[4][5][6] Pada 1986, ia menyutradarai dan menulis sekuel aksi fiksi ilmiah Aliens yang dibintangi oleh Sigourney Weaver.[7] Ia menyusulnya dengan menyutradarai film fiksi ilmiah lainnya The Abyss (1989). Pada 1991, Cameron menyutradarai sekuel untuk The Terminator, Terminator 2: Judgment Day (dengan Schwarzenegger mengulangi perannya),[8] dan juga menjadi produser eksekutif pada film kejahatan aksi Point Break. Tiga tahun kemudian, ia menyutradarai film aksi ketiga yang dibintangi oleh Schwarzenegger True Lies (1994).[9]", "question_text": "Siapa yang memproduseri Terminator 2: Judgment Day?", "answers": [{"text": "James Cameron", "start_byte": 1, "limit_byte": 14}]} {"id": "-8890788890696078069-22", "language": "indonesian", "document_title": "Belgia", "passage_text": "Komunitas Flandria menyerap Kawasan Flandria pada 1980 untuk membentuk pemerintahan bangsa Flandria.[19] Perbatasan yang saling melengkapi atas kawasan dan komunitas itu telah menciptakan 2 keanehan khusus: wilayah Kawasan Brusel-Ibukota termasuk Komunitas Flandria dan Prancis, dan keseluruhan wilayah Komunitas penutur bahasa Jerman terletak di dalam Kawasan Walloon. Kawasan Flandria dan Walloon terbagi lebih lanjut dalam entitas administratif yakni provinsi.", "question_text": "Apakah nama ibukota Belgia ?", "answers": [{"text": "Brusel", "start_byte": 223, "limit_byte": 229}]} {"id": "-34467267063702022-0", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "jmpl|250px|Perjanjian mengenai pendirian negara Malaysia (dokumen)jmpl|160px|Undang-undang tentang Malaysia 1963\n\nMalaysia adalah sebuah negara federal[1] yang terdiri dari tiga belas negeri (negara bagian) dan tiga wilayah federal di Asia Tenggara dengan luas 329.847 km persegi.[2][3] Ibukotanya adalah Kuala Lumpur, sedangkan Putrajaya menjadi pusat pemerintahan federal. Jumlah penduduk negara ini mencapai 30.697.000 jiwa pada tahun 2015. Negara ini dipisahkan ke dalam dua kawasan — Malaysia Barat dan Malaysia Timur — oleh Kepulauan Natuna, wilayah Indonesia di Laut Tiongkok Selatan.[3] Malaysia berbatasan dengan Thailand, Indonesia, Singapura, Brunei, dan Filipina.[3] Negara ini terletak di dekat khatulistiwa dan beriklim tropika.[3] Kepala negara Malaysia adalah seorang Raja atau seorang Sultan yang dipilih secara bergiliran setiap 5 tahun sekali, hanya negeri-negeri (negara bagian) yang diperintah oleh Raja/Sultan saja yang diperbolehkan mengirimkan wakilnya untuk menjadi Raja Malaysia. Raja Malaysia biasanya memakai gelar Sri Paduka Baginda Yang di-Pertuan Agong[4]. dan pemerintahannya dikepalai oleh seorang Perdana Menteri.[5][6] Model pemerintahan Malaysia mirip dengan sistem parlementer Westminster.[7]", "question_text": "Berapa luas negara Malaysia ?", "answers": [{"text": "329.847 km persegi", "start_byte": 261, "limit_byte": 279}]} {"id": "3204781022133794938-0", "language": "indonesian", "document_title": "SMA Negeri 2 Bandung", "passage_text": "SMA Negeri 2 Bandung merupakan salah tiga sekolah menengah atas berwawasan lingkungan dan berstandar nasional yang berada di Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia.[1] Sekolah ini berlokasi di Jalan Cihampelas nomor 173, Kelurahan Cipaganti, Kecamatan Coblong, Kota Bandung. Masa pendidikan di SMA Negeri 2 Bandung ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari kelas X hingga kelas XII, seperti pada umumnya masa pendidikan menengah atas di Indonesia.", "question_text": "Dimanakah lokasi SMU 2 Bandung?", "answers": [{"text": "Jalan Cihampelas nomor 173, Kelurahan Cipaganti, Kecamatan Coblong, Kota Bandung", "start_byte": 190, "limit_byte": 270}]} {"id": "-761487344660306437-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komponen cadangan", "passage_text": "Komponen cadangan adalah sebuah pasukan cadangan militer atau sebuah organisasi militer yang terdiri dari warga negara yang menggabungkan peran militer dengan karier sipil. Komponen cadangan untuk melawan ketika suatu negara untuk memobilisasi perang total atau untuk mempertahankan diri dari invasi. Umumnya tidak dianggap sebagai bagian dari suatu badan yang berdiri permanen. Keberadaan komponen cadangan memungkinkan suatu negara untuk mengurangi anggaran militer pada masa damai dan disiapkan untuk perang.", "question_text": "Kapan pasukan Komponen cadangan diperlukan perang?", "answers": [{"text": "ketika suatu negara untuk memobilisasi perang total atau untuk mempertahankan diri dari invasi", "start_byte": 205, "limit_byte": 299}]} {"id": "-8040806492944197079-7", "language": "indonesian", "document_title": "Marcomanni", "passage_text": "Setelah menyeberangi Pirenia pada tahun 409, sebuah kelompok Marcomanni, Quadi dan Buri, mendirikan untuk mereka sendiri di provinsi Romawi Gallaecia (modern Galicia dan Portugal) utara, dimana mereka dianggap foederati dan mendirikan Kerajaan Suebi Gallaecia. Disana, Hermerik bersumpah setia kepada kaisar pada tahun 410. Bracara Augusta, kota modern Braga di Portugal, sebelumnya ibukota Gallaecia Romawi, sekarang menjadi ibukota kerajaan Suebik.", "question_text": "Dimanakah letak Provinsi Gallaecia?", "answers": [{"text": "Portugal", "start_byte": 170, "limit_byte": 178}]} {"id": "7507535069655139388-18", "language": "indonesian", "document_title": "Akbar yang Agung", "passage_text": "Tahun-tahun terakhir pemerintahan Akbar diwarnai dengan kesedihan karena putera-putera baginda. 2 di antaranya meninggal dunia semasa masih kecil, dan seorang lagi, Salim, yang kemudian dikenali sebagai maharaja Jahangir, selalu cekcok dengan ayahandanya sehingga tercetus beberapa pemberontakan yang dipimpinnya. Asirgarh, sebuah kubu pertahanan di pegunungan Deccan, menjadi tempat terakhir yang ditaklukkan sultan. Pada tahun 1599 sultan menuju ke utara untuk menghadapi pemberontakan anaknya. Akbar amat tidak tenteram dengan tantangan ini, sehingga mempercepat mangkatnya sultan karena kejadian ini. Sultan Akbar mangkat di Agra pada 15 Oktober 1605, dan dimakamkan di Sikandra, berdekatan Agra.", "question_text": "Di manakah makam Shahanshah Akbar-e-Azam?", "answers": [{"text": "Sikandra", "start_byte": 674, "limit_byte": 682}]} {"id": "5455985258633793986-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama Temanggung", "passage_text": "Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama (STAINU) Temanggung yang beroperasi semenjak tahun 1969, atas prakarsa dan motor al maghfurlah K.H Abdul. Hadi Shofwan (Ketua Tanfidziyah PCNU. Temanggung waktu itu) yang sekaligus pendiri pengasuh Pondok Pesantren al-Huda dan Al-Hidayah Jampirejo Temanggung Pada waktu. itu, perguruan tinggi bernama Fakultas Hukum Islam-UNNU (Universitas Nahdlatul Ulama) Jawa Tengah di Temanggung yang pembukaannya diresmikan oleh Dekan FHI-UNNU Surakarta (K Zubair), dengan disaksikan oleh H. Masjchun Sjofwan SH (Bupati Kepala Daerah Tingkat II Temanggung waktu itu), setelah melalui rangkaian persiapan panitia pendiri (muassis), dengan ketua K.H Abdul Hadi Shofwan dan sekretaris K. Amin Wasthony, BA. FHI–UNNU Jawa Tengah di Temanggung ini kemudian diresmikan secara formal pada hari Senin, tanggal 9 Februari 1970 M (3 Dzulhijjah 1389 H).", "question_text": "Siapa pendiri Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama Temanggung?", "answers": [{"text": "Abdul. Hadi Shofwan", "start_byte": 142, "limit_byte": 161}]} {"id": "9187598402292711995-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Khaldun", "passage_text": "Lelaki yang lahir di Tunisia pada 1 Ramadan 732 H./27 Mei 1332 M. adalah dikenal sebagai sejarawan dan bapak sosiologi Islam yang hafal Alquran sejak usia dini. Sebagai ahli politik Islam, ia pun dikenal sebagai bapak Ekonomi Islam, karena pemikiran-pemikirannya tentang teori ekonomi yang logis dan realistis jauh telah dikemukakannya sebelum Adam Smith (1723-1790) dan David Ricardo (1772-1823) mengemukakan teori-teori ekonominya. Bahkan ketika memasuki usia remaja, tulisan-tulisannya sudah menyebar ke mana-mana. Tulisan-tulisan dan pemikiran Ibnu Khaldun terlahir karena studinya yang sangat dalam, pengamatan terhadap berbagai masyarakat yang dikenalnya dengan ilmu dan pengetahuan yang luas, serta ia hidup di tengah-tengah mereka dalam pengembaraannya yang luas pula.", "question_text": "Dimana Ibn Khaldun lahir?", "answers": [{"text": "Tunisia", "start_byte": 21, "limit_byte": 28}]} {"id": "-6740686025800751226-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mak Yong", "passage_text": "Mak Yong adalah seni teater tradisional masyarakat Melayu yang sampai sekarang masih digemari dan sering dipertunjukkan sebagai dramatari dalam forum internasional. Di zaman dulu, pertunjukan mak yong diadakan orang desa di pematang sawah selesai panen padi.", "question_text": "Dimanakah teater Mak Yong biasa ditampilkan?", "answers": [{"text": "pematang sawah", "start_byte": 224, "limit_byte": 238}]} {"id": "811427764872210638-27", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sanskerta", "passage_text": "Di kawasan Nusantara khususnya di Indonesia, Bahasa Sansekerta sangat berpengaruh penting dan sangat memiliki peran tinggi di dalam perbahasaan di Indonesia. Bahasa Sanskerta yang masuk ke Indonesia sejak ribuan tahun lalu (masa kerajaan Hindu-Buddha) datang dari India ke Indonesia melalui para kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha pada masa kuno ribuan tahun yang lalu di bumi Nusantara. Sangat banyak kata-kata dalam Bahasa Indonesia yang diserap dari Bahasa Sanskerta, contohnya dari kata \"bahasa\" भाषा (bhāṣa) itu sendiri berasal dari bahasa sanskerta berarti: \"logat bicara\". Bahkan banyak nama-nama lembaga, istilah, motto, dan semboyan di pemerintahan Indonesia menggunakan bahasa Sansekerta, seperti pangkat jenderal di Angkatan Laut Indonesia (TNI AL), menggunakan kata \"Laksamana\" (dari tokoh Ramayana yang merupakan adik dari Rama). \"Penghargaan Adipura\" yang merupakan penghargaan yang diberikan kepada kota-kota di seluruh Indonesia dari pemerintah pusat untuk kebersihan dan pengelolaan lingkungan juga menggunakan bahasa Sanskerta yaitu dari kata Adi (yang berarti \"panutan\") dan Pura (yang berarti \"kota), menjadikan arti: \"Kota Panutan\" atau \"kota yang layak menjadi contoh\". Ada juga banyak motto lembaga-lembaga Indonesia yang menggunakan bahasa Sansekerta, seperti moto Akademi Militer Indonesia yang berbunyi \"Adhitakarya Mahatvavirya Nagarabhakti\" (अधिकाऱ्या महत्व विर्य नगरभक्ति), dan beberapa istilah-istilah lain dalam TNI juga menggunakan bahasa Sansekerta, contoh: \"Adhi Makayasa\", \"Chandradimuka\", \"Tri Dharma Eka Karma\", dll.", "question_text": "kapan kah Bahasa Sanskerta masuk ke idnonesia?", "answers": [{"text": "ribuan tahun lalu", "start_byte": 205, "limit_byte": 222}]} {"id": "8263604476640772645-0", "language": "indonesian", "document_title": "Justin Timberlake", "passage_text": "Justin Timberlake () adalah seorang penyanyi berkebangsaan Amerika Serikat. Timberlake mengawali karier cemerlangnya dengan mengikuti acara Star Search dan The New Mickey Mouse Club, dengan Britney Spears dan Christina Aguilera. Namanya mulai dikenal sejak menjadi anggota boyband 'N Sync. Namun Timberlake ingin menjajahi dunia solo yang selama ini dia impikan. Tahun 2002 ia memulai karier solo dengan mengeluarkan album berjudul Justified yang berhasil terjual melebihi 8 juta kopi di seluruh dunia. Pada tahun 2004 Timberlake memenangi Penghargaan Grammy dalam kategori Album Terbaik (untuk Justified) dan Lagu Terbaik (Penyanyi Pria) untuk lagu Cry Me A River yang featuring dengan Timbaland.", "question_text": "Apa nama album pertama Justin Timberlake ?", "answers": [{"text": "Justified", "start_byte": 432, "limit_byte": 441}]} {"id": "1660175210853323651-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samurai", "passage_text": "\nSamurai (侍?), atau dalam bahasa Jepang disebut bushi (武士?, [bu͍ꜜ.ɕi̥]) atau buke (武家?), adalah bangsawan militer abad pertengahan dan awal-modern Jepang. Menurut penerjemah William Scott Wilson: \"Di Cina, 侍 adalah kata yang berarti menunggu atau menemani seseorang di jajaran masyarakat, dan ini juga sebenarnya dari istilah aslinya dalam bahasa Jepang, kata kerja saburau dan kata benda saburai. Di kedua negara tersebut istilah ini biasanya berarti \"mereka yang melayani hadir dekat dengan kaum bangsawan,\" kemudian lafal tersebut berganti menjadi samurai. Menurut Wilson, referensi awal untuk kata \"samurai\" muncul di Kokin Wakashū (905-914), kekaisaran pertama antologi puisi, selesai pada bagian pertama abad ke-10.\nPada akhir abad ke-12, samurai menjadi hampir seluruhnya identik dengan Bushi, dan kata itu terkait erat dengan ksatria kelas menengah dan atas. Samurai mengikuti seperangkat aturan yang kemudian dikenal sebagai Bushido. Walaupun samurai masih kurang dari 10% dari populasi Jepang, ajaran mereka masih dapat ditemukan hingga hari ini baik dalam kehidupan sehari - hari maupun dalam seni bela diri modern Jepang.", "question_text": "Siapa itu para samurai ?", "answers": [{"text": "bangsawan militer abad pertengahan dan awal-modern Jepang", "start_byte": 111, "limit_byte": 168}]} {"id": "-4442643177294781522-6", "language": "indonesian", "document_title": "Pakistan", "passage_text": "Biro Sensus Amerika Serikat memperkirakan populasi Pakistan mencapai 199.085.847 (199.100.000) pada tahun 2015, yang setara dengan 2,57% dari populasi dunia. Pada tahun 2030, populasi Pakistan diperkirakan melebihi 200 juta jiwa. Dan pada tahun 2045, populasi diprediksi mencapai dua kali lipatnya.", "question_text": "berapakah jumlah populasi penduduk Pakistan tahun 2015?", "answers": [{"text": "199.085.847", "start_byte": 69, "limit_byte": 80}]} {"id": "-9146036487071673438-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "berapakah jumlah suku di Indonesia?", "answers": [{"text": "1.340", "start_byte": 82, "limit_byte": 87}]} {"id": "465473850074009746-4", "language": "indonesian", "document_title": "Utsman bin 'Affan", "passage_text": "Utsman dilahirkan dari seorang yang ayah yang bernama Affan bin Abi al-'As , dari suku bani Umayyah, dan ibu yang bernama Arwa binti Kurayz , dari Abdshams , kedua suku kaya dan terpandang Quraish di Mekah . Utsman memiliki satu saudara perempuan, Amina. Utsman lahir di Ta'if. Ia tercatat sebagai salah satu dari 22 orang Mekah yang tahu cara menulis.", "question_text": "dimanakah umar bin affan dilahirkan?", "answers": [{"text": "Ta'if", "start_byte": 271, "limit_byte": 276}]} {"id": "1462157209290109109-0", "language": "indonesian", "document_title": "Never Let Me Go (novel)", "passage_text": "Never Let Me Go (2005) adalah sebuah novel fiksi ilmiah dystopia karya penulis Inggris kelahiran-Jepang Kazuo Ishiguro. Terpilih pada penghargaan Booker Prize 2005 (penghargaan yang sebelumnya dimenangkan Ishiguro tahun 1989 untuk The Remains of the Day), Penghargaan Arthur C. Clarke Award 2006 dan Penghargaan National Book Critics Circle Award 2005. Majalah TIME menyebutnya novel terbaik 2005 dan termasuk dalam 100 Novel Bahasa-Inggris terbaik dari tahun 1923 sampai 2005 versi Majalah TIME.[1] Novel ini juga menerima penghargaan ALA Alex Award tahun 2006. Novelnya dibuat menjadi sebuah film yang disutradarai oleh Mark Romanek tahun 2010.", "question_text": "Kapan novel Never Let Me Go dirilis?", "answers": [{"text": "2005", "start_byte": 17, "limit_byte": 21}]} {"id": "-2572105158386896737-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liga Delos", "passage_text": "Liga Delos, didirikan pada tahun 477 SM,[1] adalah perkumpulan negara kota Yunani, anggotanya berjumlah antara 150[2] sampai 173 negara-kota,[3] di bawah pimpinan Athena, yang tujuannya adalah untuk meneruskan penyerangan terhadap Kekaisaran Persia setelah kemenangan Yunani pada Pertempuran Plataia pada akhir invasi kedua Persia ke Yunani dalam Perang Yunani-Persia. Nama Liga Delos[4] berasal dari tempat pertemuan resminya, yaitu pulau Delos, di sana pertemuan digelar di kuil dan di sana juga tempat baitulmal liga ini, sampai akhirnya dalam gerakan yang simbolis,[5] Perikles memindahkannya ke Athena pada tahun 454 SM.[6]", "question_text": "Siapa pemimpin Liga Delos??", "answers": [{"text": "Athena", "start_byte": 163, "limit_byte": 169}]} {"id": "1820760404104379413-2", "language": "indonesian", "document_title": "Islam di Thailand", "passage_text": "Islam di Thailand mempunyai sejarah tersendiri yang bisa dibilang tragis dan berliku. Mulai dari abad ke-12 dimana Agama Islam menapakkan kakinya di kerajaan Pattani dan kemudian menjadi mayoritas di wilayah tersebut. Proses masuknya Islam di Thailand dimulai sejak kerajaan Siam mengakui sisi kerajaan Pattani Raya (atau lebih dikenal oleh penduduk muslim Thailand sebagai Pattani Darussalam).\n", "question_text": "kapankah Islam masuk ke Thailand?", "answers": [{"text": "abad ke-12", "start_byte": 97, "limit_byte": 107}]} {"id": "4919195816976139224-0", "language": "indonesian", "document_title": "Napoleon Bonaparte", "passage_text": "Kaisar Napoleon Bonaparte (Napoléon Bonaparte; French:[napɔleɔ̃ bɔnapaʁt], Italian:[napoleoŋe bɔŋaparte], nama lahir \"Napoleone di Buonaparte\" (Italian:[napoleoŋe dj buɔŋaparte]); 15 Agustus 1769 – 5 Mei 1821) adalah seorang pemimpin militer dan politik Prancis yang menjadi terkenal saat Perang Revolusioner. Sebagai Napoleon I, dia adalah Kaisar Prancis dari tahun 1804 sampai tahun 1814, dan kembali pada tahun 1815. Napoleon berasal dari sebuah keluarga bangsawan lokal dengan nama Napoleone di Buonaparte (dalam bahasa Korsika Nabolione atau Nabulione).", "question_text": "dimanakah Napoleon meninggal?", "answers": [{"text": "5 Mei 1821", "start_byte": 212, "limit_byte": 222}]} {"id": "-7653496435329226436-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Masehi Injili di Minahasa", "passage_text": "Gereja Masehi Injili di Minahasa (disingkat GMIM) adalah salah satu kelompok gereja Protestan di Indonesia yang beraliran Calvinisme. GMIM didirikan di Minahasa, Sulawesi Utara pada tahun 1934 setelah dipisahkan dari gereja induknya, \"Indische Kerk\" (yang sekarang menjadi Gereja Protestan di Indonesia/GPI) dan pada tanggal 30 September 1934 GMIM dinyatakan sebagai Gereja mandiri. Tanggal ini diperingati sebagai hari jadi GMIM.[2]", "question_text": "Kapan Gereja Masehi Injili didirikan?", "answers": [{"text": "1934", "start_byte": 188, "limit_byte": 192}]} {"id": "-2427677682165106307-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota provinsi di Indonesia", "passage_text": "Indonesia adalah sebuah negara kesatuan yang berbentuk republik[1] yang memiliki 34 ibu kota provinsi. Meskipun frasa ibu kota menggunakan kata kota, pada kenyataannya, tidak semua ibu kota provinsi di Indonesia berupa kota. Hal ini terjadi pada ibu kota negara, Jakarta,[2] yang menjadi ibu kota Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta (DKI Jakarta)[3] dan juga merupakan Provinsi DKI Jakarta itu sendiri. Selain itu, ibu kota provinsi yang bukan merupakan kota terdapat pula di beberapa provinsi lainnya, yaitu Sulawesi Barat dan Papua Barat yang beribukotakan kabupaten,[4][5] Kalimantan Utara yang beribukotakan kecamatan,[6] dan Maluku Utara yang beribukotakan kelurahan.[7]", "question_text": "Apakah nama Ibukota Indonesia ?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 263, "limit_byte": 270}]} {"id": "-4517493706375656880-0", "language": "indonesian", "document_title": "Film fiksi ilmiah", "passage_text": "Sebuah film fiksi ilmiah atau film fiksi sains adalah ragam film yang menggunakan tema fiksi sains: spekulatif, penggambaran fenomena berbasis ilmu pengetahuan yang belum tentu diterima oleh ilmu pengetahuan saat itu, seperti bentuk kehidupan di luar bumi, dunia asing, persepsi ekstra-indrawi, dan perjalanan waktu, sering bersama dengan unsur futuristik seperti wahana, robot, cyborg, perjalanan ruang angkasa antarbintang atau teknologi lainnya. Ilmu film fiksi sering digunakan untuk fokus pada politik atau masalah sosial, dan untuk mengeksplorasi isu-isu filosofis seperti kondisi manusia. Dalam banyak kasus, kiasan yang berasal dari fiksi ilmiah tertulis dapat digunakan oleh sineas yang mengabaikan atau tidak peduli dengan standar ilmiah yang masuk akal dan logika alur cerita yang ada dalam versi tertulisnya.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan film fiksi ilmiah ?", "answers": [{"text": "ragam film yang menggunakan tema fiksi sains: spekulatif, penggambaran fenomena berbasis ilmu pengetahuan yang belum tentu diterima oleh ilmu pengetahuan saat itu, seperti bentuk kehidupan di luar bumi, dunia asing, persepsi ekstra-indrawi, dan perjalanan waktu, sering bersama dengan unsur futuristik seperti wahana, robot, cyborg, perjalanan ruang angkasa antarbintang atau teknologi lainnya", "start_byte": 54, "limit_byte": 447}]} {"id": "-5261844428560678449-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paus biru", "passage_text": "Paus biru (Balaenoptera musculus) adalah mamalia laut yang tergolong dalam subordo paus balin.[9] Panjangnya mencapai lebih dari 33meter dan massanya tercatat sebesar 181 ton atau lebih. Binatang ini diyakini merupakan hewan terbesar yang pernah diketahui.[10][11][12]", "question_text": "Apa nama ikan paus terbesar di dunia ?", "answers": [{"text": "Paus biru", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "7768849845109983472-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "Apa nama ibu kota Provinsi Kalimantan Selatan?", "answers": [{"text": "Banjarmasin", "start_byte": 132, "limit_byte": 143}]} {"id": "4890494210182649987-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Demak", "passage_text": "Kabupaten Demak, adalah salah satu kabupaten di provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Demak. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Jawa di barat, Kabupaten Jepara di utara, Kabupaten Kudus di timur, Kabupaten Grobogan di tenggara, serta Kota Semarang dan Kabupaten Semarang di sebelah barat. Kabupaten Demak memiliki luas 897,43km² dan berpenduduk 1.055.579 jiwa (2010).", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Demak?", "answers": [{"text": "897,43km²", "start_byte": 323, "limit_byte": 333}]} {"id": "-5186857953065091360-7", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Laut Karang", "passage_text": "Tidak lama setelah perang berlangsung, Staf Umum Angkatan Laut mengeluarkan rekomendasi untuk menginvasi Australia sebagai tindakan pencegahan agar Australia tidak dipakai sebagai pangkalan militer yang mengancam pertahanan garis luar Jepang di Pasifik Selatan. Namun rekomendasi ini ditolak Angkatan Darat Kekaisaran Jepang yang mengemukakan alasan bahwa Jepang tidak memiliki kapasitas kapal dan kekuatan militer yang cukup. Pada saat yang bersamaan, komandan Armada IV Angkatan Laut Jepang Laksamana Madya Shigeyoshi Inoue mengusulkan pendudukan Tulagi yang berada di tenggara Kepulauan Solomon dan Port Moresby di Papua Nugini. Usulannya membuat bagian utara Australia berada dalam jangkauan pesawat-pesawat terbang Jepang yang berpangkalan di darat. Sebagai pimpinan Armada IV yang juga disebut Armada Laut Selatan, Inoue membawahi unit-unit angkatan laut di kawasan Pasifik Selatan. Ia percaya bahwa pendudukan dan penguasaan lokasi-lokasi tersebut akan menjamin keamanan dan pertahanan bagi pangkalan utama Jepang di Rabaul, Britania Baru. Staf Umum Angkatan Laut dan Angkatan Darat Kekaisaran Jepang menerima proposal Inoue dan merencanakan operasi-operasi lanjutan. Dalam operasi lanjutan, lokasi-lokasi yang diusulkan Inoue akan dijadikan pangkalan militer pendukung dalam usaha berikutnya merebut Kaledonia Baru, Fiji, dan Samoa yang bila berhasil akan memutuskan jalur komunikasi dan perbekalan antara Australia dan Amerika Serikat.[9]", "question_text": "Siapakah pemimpin perang Jepang saat Invasi Tulagi ?", "answers": [{"text": "komandan Armada IV Angkatan Laut Jepang Laksamana Madya Shigeyoshi Inoue", "start_byte": 453, "limit_byte": 525}]} {"id": "5054625597873992223-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Islam", "passage_text": "Sejarah Islam adalah sejarah agama Islam mulai turunnya wahyu pertama pada tahun 610 yang diturunkan kepada rasul yang terakhir yaitu Muhammad bin Abdullah di Gua Hira, Arab Saudi sampai dengan sekarang.", "question_text": "kapankah agama Islam muncul pertama kali?", "answers": [{"text": "610", "start_byte": 81, "limit_byte": 84}]} {"id": "-3314906905429361355-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah An-Naml", "passage_text": "Surah An-Naml (bahasa Arab:النّمل, \"Semut\") adalah surah ke-27 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 93 ayat, termasuk golongan surah-surah Makkiyah dan diturunkan sesudah Surah Asy-Syu’ara. Dinamai dengan An-Naml yang berarti semut, karena pada ayat 18 dan 19 terdapat perkataan An-Naml (semut), di mana raja semut mengatakan kepada anak buahnya agar masuk sarangnya masing-masing, supaya jangan terlindas oleh Nabi Sulaiman dan tentaranya yang akan melewati tempat itu.", "question_text": "Apa arti dari An-Naml ?", "answers": [{"text": "semut", "start_byte": 237, "limit_byte": 242}]} {"id": "-3115040994847243744-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "siapakah yang menciptakan kartun Naruto ?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "2415830687593131347-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Sebelum Internet muncul, telah ada beberapa sistem komunikasi yang berbasis digital, salah satunya adalah sistem telegraf yang seringkali dianggap sebagai pendahulu Internet. Sistem ini muncul pada abad ke-19, atau lebih dari seratus tahun sebelum internet digunakan secara meluas pada tahun 1990-an. Teknologi telegraf sendiri berasal dari konsep yang ada bahkan sebelum komputer modern pertama diciptakan, yaitu konsep pengiriman data melalui media elektromagnetik seperti radio atau kabel. Namun teknologi ini masih terbatas karena hanya mampu menghubungkan maksimal dua perangkat.", "question_text": "kapankah komputer pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "1990-an", "start_byte": 292, "limit_byte": 299}]} {"id": "-7880797484628273647-7", "language": "indonesian", "document_title": "Demokrasi", "passage_text": "Kata \"demokrasi\" pertama muncul pada mazhab politik dan filsafat Yunani kuno di negara-kota Athena.[8][9] Dipimpin oleh Cleisthenes, warga Athena mendirikan negara yang umum dianggap sebagai negara demokrasi pertama pada tahun 508-507 SM. Cleisthenes disebut sebagai \"bapak demokrasi Athena.\"[10]", "question_text": "negara apakah yang pertama kali menganut faham demokrasi?", "answers": [{"text": "negara-kota Athena", "start_byte": 80, "limit_byte": 98}]} {"id": "5630125378246209122-47", "language": "indonesian", "document_title": "Kelahiran Yesus", "passage_text": "Bila diperhitungkan dengan adanya kisah pembantaian bayi bayi berusia 2 tahun ke bawah pada akhir masa pemerintahan Herodes (4 SM) atau (1 SM), maka kelahiran Yesus terjadi sesudah tahun 6 SM.", "question_text": "Kapan Yesus lahir ?", "answers": [{"text": "6 SM", "start_byte": 187, "limit_byte": 191}]} {"id": "-5018513177826213487-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyerbuan", "passage_text": "Invasi adalah aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa. Invasi bisa menjadi penyebab perang, bisa digunakan sebagai strategi untuk menyelesaikan perang, atau bisa menjadi inti dari perang itu sendiri.", "question_text": "Apa pengertian Invasi ?", "answers": [{"text": "aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa", "start_byte": 14, "limit_byte": 200}]} {"id": "-2373536702053698550-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jalan Tol Jakarta–Cikampek", "passage_text": "Jalan tol ini merupakan bagian dari Jalan Tol Jakarta-Palimanan (189 km). Kilometer 0 berada di Cawang, Jakarta Timur, dan berakhir di Kilometer 189 di Palimanan. Panjang jalan tol ini adalah 73 kilometer.\n\nJalan tol ini mulai dioperasikan semenjak tahun 1988 setelah Jalan Tol Jagorawi pada tahun 1978 dan Jalan Tol Jakarta-Merak pada tahun 1984.", "question_text": "Berapakah panjang jalan tol Jakarta-Cikampek ?", "answers": [{"text": "73 kilometer", "start_byte": 192, "limit_byte": 204}]} {"id": "-3467577526905737952-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ion", "passage_text": "Ion[1] adalah suatu atom atau molekul yang memiliki muatan listrik total tidak nol (jumlah total elektron tidak sama dengan jumlah total proton). Kation adalah ion bermuatan positif, sedangkan anion adalah ion bermuatan negatif. Oleh karena itu, sebuah molekul kation memiliki sebuah proton hidrogen tanpa elektron, sedangkan anion memiliki elektron ekstra. Oleh karena muatan listriknya yang berlawanan, kation dan anion saling tertarik satu sama lain dan mudah membentuk senyawa ionik.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan ion atom?", "answers": [{"text": "molekul yang memiliki muatan listrik total tidak nol", "start_byte": 30, "limit_byte": 82}]} {"id": "9001919575587807406-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pro Evolution Soccer 2017", "passage_text": "Pro Evolution Soccer 2017 (secara resmi disingkat PES 2017, juga dikenal di beberapa negara Asia seperti Winning Eleven 2017) adalah olahraga permainan video yang dikembangkan oleh PES Productions dan diterbitkan oleh Konami untuk Microsoft Windows, PlayStation 3, PlayStation 4, Xbox 360 dan Xbox Satu,. Permainan ini adalah angsuran ke 16 di seri Pro Evolution Soccer. Game ini dirilis pada bulan September 2016 dan kompatibel dengan PS4 Pro konsol.[1]", "question_text": "Kapan Pro Evolution Soccer 2017 mulai dirilis ?", "answers": [{"text": "September 2016", "start_byte": 399, "limit_byte": 413}]} {"id": "3317194757250610494-0", "language": "indonesian", "document_title": "Petualangan Tintin", "passage_text": "Petualangan Tintin ([Les Aventures de Tintin et Milou]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah serial komik yang diciptakan oleh Hergé, seorang artis dari Belgia. Hergé adalah pseudonim dari Georges Remi (1907–1983) yang dituliskan menjadi RG (dibaca sebagai Hergé dalam bahasa Perancis). Serial ini pertama kali muncul dalam bahasa Perancis sebagai lampiran bagian anak-anak dari koran Belgia, [Le Vingtième Siècle]error: {{lang}}: text has italic markup (help) pada tanggal 10 Januari 1929. Petualangan Tintin sendiri menampilkan beberapa pemain yang saling melengkapi satu sama lainnya. Dari tahun ke tahun, serial ini menjadi bacaan favorit dan bahan kritikan dari para kritikus selama lebih dari 70 tahun.", "question_text": "Kapan seri Petualangan Tintin pertama kali diterbitkan?", "answers": [{"text": "10 Januari 1929", "start_byte": 500, "limit_byte": 515}]} {"id": "-7639195116593378971-18", "language": "indonesian", "document_title": "Bintang Natal", "passage_text": "Rasi bintang Tiongkok, Ho-Ku, termasuk Altair, yaitu bintang paling terang di daerah langit tersebut di antara bintang-bintang dari sisi selatan rasi bintang Aquila, yang berbatasan dengan Capricornus. Nyatanya di antara rasi-rasi bintang Tiongkok, Ho-Ku dan Chi’en-Niu, yang meliputi bintang-bintang di sisi paling utara Capricornus, terdapat tempat kosong yang jarang terlihat bintangnya. Dengan demikian Altair dan Alpha serta Beta Capricornii merupakan titik rujukan yang jelas di angkasa. Meskipun bintang itu terletak di sebelah selatan Aquila dan dekat Alpha serta Beta Capricornii, kemungkinan astronom Korea mengambil mudahnya dengan merujuk pada bintang Altair, yang lebih terang.[1]", "question_text": "Di sebelah mana Bintang Betlehem terletak ?", "answers": [{"text": "sebelah selatan Aquila dan dekat Alpha serta Beta Capricornii", "start_byte": 529, "limit_byte": 590}]} {"id": "-8413558864492310746-10", "language": "indonesian", "document_title": "Emas", "passage_text": "Harga emas di prediksi akan terus mengalami kenaikan karena tidak adanya kepastian kapan berakhirnya krisis hutang yang melilit negara-negara eropa, dan penurunan tingkat ekonomi dari 9 negara anggota uni-Eropa, sehingga harga saham di berbagai bursa di dunia mengalami kejatuhan. sehingga banyak masyarakat yang mengalihkan dananya untuk berinvestasi dalam bentuk emas.", "question_text": "Mengapa emas batangan digunakan untuk tujuan investasi?", "answers": [{"text": "Harga emas di prediksi akan terus mengalami kenaikan karena tidak adanya kepastian kapan berakhirnya krisis hutang yang melilit negara-negara eropa, dan penurunan tingkat ekonomi dari 9 negara anggota uni-Eropa, sehingga harga saham di berbagai bursa di dunia mengalami kejatuhan", "start_byte": 0, "limit_byte": 279}]} {"id": "5715459316872055061-7", "language": "indonesian", "document_title": "Heraklius", "passage_text": "Pada tahun-tahun menjelang akhir hayatnya, semakin jelas terlihat adanya persaingan antara Heraklius Konstantinus dan Martina. Heraklius Konstantinus pernah mencoba meracuni putra Martina, Heraklonas, yang juga tercantum dalam daftar pewaris takhta. Heraklius mangkat dengan meninggalkan wasiat agar kekaisaran diperintah bersama-sama oleh Heraklius Konstantinus dan Heraklonas, dengan Martina selaku maharani.[4]", "question_text": "siapakah penerus Heraklius Tua?", "answers": [{"text": "Heraklius Konstantinus dan Heraklonas", "start_byte": 340, "limit_byte": 377}]} {"id": "-8162386586454732514-17", "language": "indonesian", "document_title": "Madiredo, Pujon, Malang", "passage_text": "Kondisi profesi penduduk desa Madiredo tidak terlalu beragam, karena mayoritas penduduknya bekerja sebagai petani. Penduduk desa Madiredo yang bekerja saat ini berjumlah 4870 jiwa atau 60,15% dari total jumlah penduduk desa Madiredo. Jumlah penduduk menurut profesi dibagi menjadi 5 golongan antara lain:", "question_text": "Apa mata pencaharian mayoritas masyarakat desa Madiredo ?", "answers": [{"text": "petani", "start_byte": 107, "limit_byte": 113}]} {"id": "2071789192549039650-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shilling Somalia", "passage_text": "Shilling Somalia (tanda: Sh.So.; [shilin]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help); Arabic: شلن‎; Italian: scellino; kode ISO 4217: SOS) adalah mata uang resmi Somalia. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 senti (Somalia, juga سنت), cent (Inggris) atau centesimi (Inggris).", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan di Somalia?", "answers": [{"text": "Shilling Somalia", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-7459039922753353460-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Naruto (ナルト) adalah sebuah serial manga karya Masashi Kishimoto yang diadaptasi menjadi serial anime. Manga Naruto bercerita seputar kehidupan tokoh utamanya, Naruto Uzumaki, seorang ninja yang hiperaktif, periang, dan ambisius yang ingin mewujudkan keinginannya untuk mendapatkan gelar Hokage, pemimpin dan ninja terkuat di desanya. Serial ini didasarkan pada komik one-shot oleh Kishimoto yang diterbitkan dalam edisi Akamaru Jump pada Agustus 1997.[1]", "question_text": "Siapa penulis serial komiki Naruto?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 52, "limit_byte": 69}]} {"id": "-3795919298312735058-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radar", "passage_text": "\njmpl|200x200px|Radar 36D6 (Tin Shield) Radar ini adalah jenis radar pertahanan udara untuk mendeteksi objek terbang seperti pesawat atau peluru kendali.\nRadar (yang dalam bahasa Inggris merupakan singkatan dari Radio Detection and Ranging, yang berarti deteksi dan penjarakan radio) adalah suatu sistem gelombang elektromagnetik yang berguna untuk mendeteksi, mengukur jarak dan membuat map benda-benda seperti pesawat terbang, berbagai kendaraan bermotor dan informasi cuaca (hujan).", "question_text": "Apakah alat yang digunakan untuk mengukur gelombang radio?", "answers": [{"text": "Radar", "start_byte": 154, "limit_byte": 159}]} {"id": "5209237069493946977-2", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen Nasional", "passage_text": "Pada tanggal 17 Agustus 1954 sebuah komite nasional dibentuk dan sayembara perancangan monumen nasional digelar pada tahun 1955. Terdapat 51 karya yang masuk, akan tetapi hanya satu karya yang dibuat oleh Frederich Silaban yang memenuhi kriteria yang ditentukan komite, antara lain menggambarkan karakter bangsa Indonesia dan dapat bertahan selama berabad-abad. Sayembara kedua digelar pada tahun 1960 tetapi sekali lagi tak satupun dari 136 peserta yang memenuhi kriteria. Ketua juri kemudian meminta Silaban untuk menunjukkan rancangannya kepada Sukarno. Akan tetapi Sukarno kurang menyukai rancangan itu dan ia menginginkan monumen itu berbentuk lingga dan yoni. Silaban kemudian diminta merancang monumen dengan tema seperti itu, akan tetapi rancangan yang diajukan Silaban terlalu luar biasa sehingga biayanya sangat besar dan tidak mampu ditanggung oleh anggaran negara, terlebih kondisi ekonomi saat itu cukup buruk. Silaban menolak merancang bangunan yang lebih kecil, dan menyarankan pembangunan ditunda hingga ekonomi Indonesia membaik. Sukarno kemudian meminta arsitek R.M. Soedarsono untuk melanjutkan rancangan itu. Soedarsono memasukkan angka 17, 8 dan 45, melambangkan 17 Agustus 1945 memulai Proklamasi Kemerdekaan Indonesia, ke dalam rancangan monumen itu.[1][2][3]\nTugu Peringatan Nasional ini kemudian dibangun di areal seluas 80 hektare. Tugu ini diarsiteki oleh Frederich Silaban dan R. M. Soedarsono, mulai dibangun 17 Agustus 1961.", "question_text": "siapakah perancang Tugu Monas?", "answers": [{"text": "Frederich Silaban dan R. M. Soedarsono", "start_byte": 1383, "limit_byte": 1421}]} {"id": "1843117636405821426-7", "language": "indonesian", "document_title": "Coquí", "passage_text": "Spesies-spesies ini dianggap memiliki habitat yang luas, termasuk hutan, gunung, daerah kota, lubang di pohon, di bawah batang pohon, batu, atau sampah.[11] Karena tidak memerlukan air untuk bereproduksi, spesies-spesies ini dapat ditemukan pada daerah dengan ketinggian bervariasi selama daerah tersebut cukup lembap. Di Puerto Rico, coquí ditemukan mulai dari daerah setinggi permukaan laut sampai maksimum 1200m di atas permukaan laut. Sementara di Hawaii, yang tidak sengaja disinggahi coquí melalui tanaman-tanaman yang diimport dan kemudian menyebar luas, katak ini dapat ditemukan sampai maksimum 1170m.[12] Coquí dewasa umumnya cenderung ditemukan pada tempat yang lebih tinggi dibanding coquí muda.", "question_text": "Dimana habitat katak Coquí?", "answers": [{"text": "hutan, gunung, daerah kota, lubang di pohon, di bawah batang pohon, batu, atau sampah", "start_byte": 66, "limit_byte": 151}]} {"id": "4962661290527738466-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bella Vista", "passage_text": "Sinetron ini menceritakan Beni Latin (diperankan oleh Roy Marten) sebagai pengusaha sukses yang memperluas jaringan bisnis.", "question_text": "Siapa pemeran utama dalam sinetron Bella Vista?", "answers": [{"text": "Beni Latin", "start_byte": 26, "limit_byte": 36}]} {"id": "3610370681884974807-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suhani Si Ek Ladki", "passage_text": "Suhani Si Ek Ladki adalah serial televisi India, yang ditayangkan di Star Plus pada 9 Juni 2014.[1] Itu membintangi Sahil Mehta, Rajshri Rani dan Karan Jotwani dalam peran utama. Acara ini ditayangkan setiap hari pada jam 5 sore. Acara ini mengambil dua lompatan pada tahun 2016. Acara itu berakhir pada 21 Mei 2017 karena berkurangnya TRP dan berubah dalam slot waktu yang 06:30 dan kemudian bergeser ke 05:00.[2]", "question_text": "Siapakah nama tokoh utama dalam Suhani Si Ek Ladki", "answers": [{"text": "Sahil Mehta, Rajshri Rani dan Karan Jotwani", "start_byte": 116, "limit_byte": 159}]} {"id": "-648404156871754806-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Pidie", "passage_text": "Pidie adalah salah satu kabupaten di provinsi Aceh, Indonesia. Pusat pemerintahan kabupaten ini berada di Sigli, kabupaten ini merupakan kabupaten dengan jumlah penduduk terbesar ke 2 di provinsi aceh setelah kabupaten aceh utara. Dua pertiga masyarakat kabupaten ini ada di perantauan, buat masyarakat wilayah ini merantau adalah sebuah kebiasaan yang turun temurun untuk melatih kemandirian dan keterampilan. Masyarakat wilayah ini mendominasi pasar-pasar di berbagai wilayah di provinsi Aceh dan sebagian ke provinsi sumatera utara dan negara tetangga malaysia. Selain itu, wilayah ini juga terkenal sebagai daerah asal tokoh-tokoh terkenal Aceh.", "question_text": "dimanakah letak Kabupaten Pidie?", "answers": [{"text": "provinsi Aceh, Indonesia", "start_byte": 37, "limit_byte": 61}]} {"id": "-2810225601277459234-4", "language": "indonesian", "document_title": "Wina", "passage_text": "\njmpl|ka|Kegiatan di Taman Donau\n\n\njmpl|ka|Istana Belvedere\n\n\nWina terletak di bagian timur laut Austria, berjarak 65km masing-masing dari Republik Ceko atau Hongaria di sebelah timur. Luas 45km², dikelilingi oleh negara bagian (Bundesland) Austria Hilir.", "question_text": "dimanakah letak Wina?", "answers": [{"text": "bagian timur laut Austria, berjarak 65km masing-masing dari Republik Ceko atau Hongaria di sebelah timur", "start_byte": 79, "limit_byte": 183}]} {"id": "-4524059048903943069-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "Siapakah penulis anime naruto ?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-6908818074133927638-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sydney", "passage_text": "Sydney (pronounced/ˈsɪdni/(deprecated template)[4]) adalah kota terbesar di Australia, dan ibu kota negara bagian New South Wales. Sydney memiliki populasi wilayah metropolitan 4.34 juta jiwa[5] dan luas 12.000 kilometer persegi. Penduduknya disebut Sydneysiders, dan Sydney dijuluki sebagai \"the Harbour City\" (Kota Dermaga), \"the City of Villages\" (Kota Desa-Desa) dan \"the Emerald City\" (Kota Zamrud). Sydney merupakan salah satu kota paling multikultural di dunia, yang tercermin dari perannya sebagai kota tujuan utama bagi imigran ke Australia.[6]", "question_text": "berapakah luas Sydney?", "answers": [{"text": "12.000 kilometer persegi", "start_byte": 206, "limit_byte": 230}]} {"id": "-9205897901711551484-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "Ada berapakah serial buku Harry Potter?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "6398153723763358999-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keroncong", "passage_text": "Akar keroncong berasal dari sejenis musik Portugis yang dikenal sebagai fado yang diperkenalkan oleh para pelaut dan budak kapal niaga bangsa itu sejak abad ke-16 ke Nusantara. Dari daratan India (Goa) masuklah musik ini pertama kali di Malaka dan kemudian dimainkan oleh para budak dari Maluku. Melemahnya pengaruh Portugis pada abad ke-17 di Nusantara tidak dengan serta-merta berarti hilang pula musik ini. Bentuk awal musik ini disebut moresco (sebuah tarian asal Spanyol, seperti polka agak lamban ritmenya), di mana salah satu lagu oleh Kusbini disusun kembali kini dikenal dengan nama Kr. Muritsku, yang diiringi oleh alat musik dawai. Musik keroncong yang berasal dari Tugu disebut keroncong Tugu. Dalam perkembangannya, masuk sejumlah unsur tradisional Nusantara, seperti penggunaan seruling serta beberapa komponen gamelan. Pada sekitar abad ke-19 bentuk musik campuran ini sudah populer di banyak tempat di Nusantara, bahkan hingga ke Semenanjung Malaya. Masa keemasan ini berlanjut hingga sekitar tahun 1960-an, dan kemudian meredup akibat masuknya gelombang musik populer (musik rock yang berkembang sejak 1950, dan berjayanya grup musik Beatles dan sejenisnya sejak tahun 1961 hingga sekarang). Meskipun demikian, musik keroncong masih tetap dimainkan dan dinikmati oleh berbagai lapisan masyarakat di Indonesia dan Malaysia hingga sekarang.", "question_text": "Siapa yang pertama kali memperkenalkan musik keroncong ?", "answers": [{"text": "para pelaut dan budak kapal niaga", "start_byte": 101, "limit_byte": 134}]} {"id": "4392602595884981566-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Medang", "passage_text": "\nKerajaan Medang (atau sering juga disebut Kerajaan Mataram Kuno atau Kerajaan Mataram Hindu) adalah nama sebuah kerajaan yang berdiri di Jawa Tengah pada abad ke-8, kemudian berpindah ke Jawa Timur pada abad ke-10. Para raja kerajaan ini banyak meninggalkan bukti sejarah berupa prasasti-prasasti yang tersebar di Jawa Tengah dan Jawa Timur, serta membangun banyak candi baik yang bercorak Hindu maupun Buddha. Kerajaan Medang akhirnya runtuh pada awal abad ke-11.", "question_text": "Kapan kerajaan Medang berdiri?", "answers": [{"text": "abad ke-8", "start_byte": 155, "limit_byte": 164}]} {"id": "-4319650094731741101-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "Berapa luas pulau jawa ?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "2873366936844784084-0", "language": "indonesian", "document_title": "Moeffreni Moe'min", "passage_text": "Identitas (ER , EYD : Muffreni mu’min) (Lahir di Rangkasbitung, Banten, pada 12 Februari 1921—wafat di Jakarta, pada tanggal 27 Juni 1996 dalam usia 75 tahun. Moeffreni Moe’min merupakan seorang tokoh pejuang terkemuka pada zaman revolusi kemerdekaan Indonesia. Kehidupan Awal Mohammad Moeffreni lahir di Rangkasbitung, salah satu Kabupaten yang kini masuk wilayah Provinsi Banten pada tanggal 19 Juni 1922 di keluarga Wongsoredjo, keluarga yang bekerja di sebuah pabrik gula yang dijalankan oleh pemilik Belanda. Pada tahun 1927, Yani pindah dengan keluarganya ke Batavia, di mana ayahnya kini bekerja untuk General Belanda. Di Batavia, Yani bekerja jalan melalui pendidikan dasar dan menengah. Pada tahun 1940, Yani meninggalkan sekolah tinggi untuk menjalani wajib militer di tentara Hindia Belanda pemerintah kolonial. Ia belajar topografi militer di Malang, Jawa Timur, tetapi pendidikan ini terganggu oleh kedatangan pasukan Jepang pada tahun 1942. Pada saat yang sama, Yani dan keluarganya pindah kembali ke Jawa Tengah. Pada tahun 1943, ia bergabung dengan tentara yang disponsori Jepang PETA (Pembela Tanah Air), dan menjalani pelatihan lebih lanjut di Magelang. Setelah menyelesaikan pelatihan ini, Yani meminta untuk dilatih sebagai komandan peleton Peta dan dipindahkan ke Bogor, Jawa Barat untuk menerima pelatihan. Setelah selesai, ia dikirim kembali ke Magelang sebagai instruktur.", "question_text": "Kapan Moeffreni Moe’min lahir?", "answers": [{"text": "12 Februari 1921", "start_byte": 121, "limit_byte": 137}]} {"id": "196161761720747680-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abdullah bin Abdul Muththalib", "passage_text": "\nAbdullah bin Abdul Muththalib (Arabic: عبدالله بن عبد المطلب‎), atau Abdullah bin Syaibah (عبدالله بن شيبة), adalah ayah dari Nabi Muhammad, yang merupakan anak termuda dari sepuluh bersaudara.[1][2] Istrinya, atau ibu Nabi Muhammad, bernama Aminah binti Wahab.[1] Dari perkawinannya ini, ia hanya memiliki satu anak saja, yaitu Muhammad.[3] Abdullah meninggal dunia dalam perjalanan dagang ke Syam, yakni sewaktu Muhammad masih dalam kandungan sang ibu.[1] Ia meninggal saat usianya mencapai 25 tahun, tepatnya ia lahir pada tahun 545 dan meninggal pada tahun 570.", "question_text": "Siapa nama ibu Muhammad SAW?", "answers": [{"text": "Aminah binti Wahab", "start_byte": 276, "limit_byte": 294}]} {"id": "-6935807657627025792-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Soppeng", "passage_text": "Kabupaten Soppeng adalah salah satu Kabupaten di provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Watansoppeng. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.500,00 km² dan berpenduduk sebanyak kurang lebih 223.826 jiwa (2010).", "question_text": "Berapa luas Kota Soppeng?", "answers": [{"text": "1.500,00 km²", "start_byte": 172, "limit_byte": 185}]} {"id": "1923022941882916240-5", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Indonesia", "passage_text": "Universitas Indonesia (UI) secara resmi memulai kegiatannya pada 2 Februari 1950 dengan presiden (saat ini disebut rektor) pertamanya Ir. R.M. Pandji Soerachman Tjokroadisoerio. Kantor Presiden Universiteit Indonesia mula-mula berkedudukan di Jakarta, tepatnya di gedung Fakultas Kedokteran di Jl Salemba Raya no. 6, kemudian dipindahkan ke salah satu bangunan bekas pabrik madat di Jl. Samlemba Raya no. 4, Jakarta. Tanggal 2 Februari 1950 kemudian dijadikan hari kelahiran Universitas Indonesia.", "question_text": "kapankah Universitas Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "2 Februari 1950", "start_byte": 65, "limit_byte": 80}]} {"id": "-8182628573410824779-0", "language": "indonesian", "document_title": "Panji Margono", "passage_text": "\nRaden Mas Panji Margono (wafat: 1750 M) adalah seorang keturunan trah Panji Lasem dan merupakan salah satu dari Pahlawan Lasem dalam pertempuran melawan VOC yang biasa dikenal dengan Perang Kuning. Ia adalah putra dari seorang Adipati Lasem bernama Tejakusuma V (Raden Panji Sasongko). Pada saat perang kuning, ia menggunakan nama samaran Tan Pan Ciang dan dicatat dalam Babad Tanah Jawi sebagai Encik Macan.[1][2]", "question_text": "Siapakah Raden Panji Margono?", "answers": [{"text": "keturunan trah Panji Lasem dan merupakan salah satu dari Pahlawan Lasem dalam pertempuran melawan VOC yang biasa dikenal dengan Perang Kuning", "start_byte": 56, "limit_byte": 197}]} {"id": "-5297555520992261429-1", "language": "indonesian", "document_title": "Logam", "passage_text": "\nDalam kimia, sebuah logam atau metal (bahasa Yunani: μέταλλον Metallon[1][2]) adalah material (sebuah unsur, senyawa, atau paduan) yang biasanya keras tak tembus cahaya, berkilau, dan memiliki konduktivitas listrik dan termal yang baik. Logam umumnya liat—yaitu dapat ditempa atau ditekan permanen hingga berubah bentuk tanpa patah atau retak—dan juga fusibel (bisa dilelehkan) dan ulet (dapat ditarik hingga membentuk kawat halus).[3] Sekitar 91 dari 118 unsur dalam tabel periodik adalah logam, sisanya adalah nonlogam atau metaloid. Beberapa unsur menunjukkan sifat baik logam dan nonlogam sekaligus.", "question_text": "Apa itu logam ?", "answers": [{"text": "material (sebuah unsur, senyawa, atau paduan) yang biasanya keras tak tembus cahaya, berkilau, dan memiliki konduktivitas listrik dan termal yang baik", "start_byte": 94, "limit_byte": 244}]} {"id": "-1694525727893658219-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Kapankah tabel periodik diciptakan ?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "-3892788790207674509-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam tereftalat", "passage_text": "Asam tereftalat (suatu portmanteau dari pohon penghasil-turpentin terebinthus, dan asam ftalat) adalah senyawa organik dengan rumus kimia C6H4(CO2H)2. Padatan putih ini merupakan komoditas kimia, yang digunakan secara umum sebagai prekursor bagi poliester PET, yang digunakan untuk membuat serat dan botol plastik. Beberapa juta ton diproduksi setiap tahunnya.[2]", "question_text": "apakah kegunaan utama Asam tereftalat?", "answers": [{"text": "membuat serat dan botol plastik", "start_byte": 282, "limit_byte": 313}]} {"id": "-8014343910297400028-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shogun", "passage_text": "\nShogun(将軍,Shōgun) adalah istilah bahasa Jepang yang berarti jenderal. Dalam konteks sejarah Jepang, bila disebut pejabat shogun maka yang dimaksudkan adalah Sei-i Taishōgun(征夷大将軍) yang berarti Panglima Tertinggi Pasukan Ekspedisi melawan Orang Biadab (istilah \"Taishōgun\" berarti panglima angkatan bersenjata). Sei-i Taishōgun merupakan salah satu jabatan jenderal yang dibuat di luar sistem Taihō Ritsuryō. Jabatan Sei-i Taishōgun dihapus sejak Restorasi Meiji. Walaupun demikian, dalam bahasa Jepang, istilah shōgun yang berarti jenderal dalam kemiliteran tetap digunakan hingga sekarang.", "question_text": "Apa maksud kata shogun?", "answers": [{"text": "jenderal", "start_byte": 66, "limit_byte": 74}]} {"id": "-6624117413195105929-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arkeologi", "passage_text": "Arkeologi atau ilmu kepurbakalaan berasal dari bahasa Indonesia , archaeo yang berarti \"kuno\" dan logos, \"ilmu\". Nama alternatif arkeologi adalah ilmu sejarah kebudayaan material. Arkeologi adalah ilmu yang mempelajari kebudayaan (manusia) masa lalu melalui kajian sistematis atas data bendawi yang ditinggalkan. Kajian sistematis meliputi penemuan, dokumentasi, analisis, dan interpretasi data berupa artefak (budaya bendawi, seperti kapak batu dan bangunan candi) dan ekofak (benda lingkungan, seperti batuan, rupa muka bumi, dan fosil) maupun fitur (artefaktual yang tidak dapat dilepaskan dari tempatnya (situs arkeologi). Teknik penelitian yang khas adalah penggalian (ekskavasi) arkeologis, meskipun survei juga mendapatkan porsi yang cukup besar. Arkeolog adalah sebutan untuk para sarjana, praktisi, atau ahli di bidang arkeologi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Arkeologi ?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari kebudayaan (manusia) masa lalu melalui kajian sistematis atas data bendawi yang ditinggalkan", "start_byte": 197, "limit_byte": 311}]} {"id": "-555021968698800034-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Kekristenan sudah ada di Indonesia dan menurut catatan ensiklopedia dicatat jelas keberadaannya pada abad ke-10 dan ke-11.[1][2] Menurut sensus penduduk tahun 2010, 6,96% dari penduduk Indonesia adalah Protestan dan 2.91% beragama Katolik.[3]", "question_text": "kapankah Alkitab pertama kali datang ke Indonesia?", "answers": [{"text": "abad ke-10", "start_byte": 101, "limit_byte": 111}]} {"id": "-4092114315196866830-79", "language": "indonesian", "document_title": "Kampanye Guadalkanal", "passage_text": "Torpedo Jepang tepat mengenai kapal penjelajah USS Northampton dan membuat tiga kapal penjelajah lainnya, USS Minneapolis, USS New Orleans, dan USS Pensacola rusak berat. Kapal perusak Tanaka yang lain berhasil selamat melarikan diri tanpa kerusakan, namun gagal menurunkan perbekalan di Guadalkanal.[124]", "question_text": "Siapa yang memenagkan Pertempuran Tassafaronga?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 8, "limit_byte": 14}]} {"id": "1962326671681958512-1", "language": "indonesian", "document_title": "Burger King", "passage_text": "\nRestoran pertama Burger King dinamai Insta Burger King dan dibuka pada tahun 1954 di Miami, Florida, Amerika Serikat oleh James McLamore dan David Edgerton, keduanya adalah alumni dari Cornell University School of Hotel Administration.", "question_text": "Siapakah pendiri Burger King?", "answers": [{"text": "James McLamore dan David Edgerton", "start_byte": 123, "limit_byte": 156}]} {"id": "7541577795626780051-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kumpulan prasasti Ebla", "passage_text": "Dua bahasa muncul dalam tulisan di tablet-tablet: Bahasa Sumeria, dan bahasa yang sebelumnya tidak diketahui, yang menggunakan Aksara paku Sumeria (logogram Sumeria atau \"Sumerogram\") sebagai representasi fonetik bahasa Ebla lokal yang diucapkan.[5] Naskah-naskah yang kemudian awalnya diidentifikasi sebagai proto-Kanaan oleh profesor Giovanni Pettinato, yang pertama kali menguraikan tablet-tablet itu, karena hal itu telah ada sebelum bahasa-bahasa Semitik dari Kanaan, seperti Ugarit dan Ibrani. Pettinato kemudian menarik kembali penunjukan itu dan memutuskan untuk menyebutnya hanya \"Eblaite\", nama yang dikenal saat ini.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan dalam prasasti Ebla?", "answers": [{"text": "Bahasa Sumeria, dan bahasa yang sebelumnya tidak diketahui, yang menggunakan Aksara paku Sumeria", "start_byte": 50, "limit_byte": 146}]} {"id": "3134704923686604695-26", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Hindu", "passage_text": "Konsep ketuhanan dalam tubuh agama Hindu pun tidak seragam. Beberapa aliran bersifat monoteisme—mengagungkan Wisnu, Kresna, atau Siwa—sementara aliran lainnya bersifat monisme, yang memandang bahwa para dewa atau sembahan apa pun merupakan manifestasi beragam dari Yang Maha Esa.[75] Beberapa aliran Hindu bersifat panenteisme—sebagaimana disebutkan dalam kitab Bhagawadgita—yang meyakini bahwa Tuhan meresap ke seluruh alam semesta, namun alam semesta bukanlah Tuhan.[76] Beberapa filsafat Hindu membuat postulat ontologi teistis (dalil ketuhanan) tentang penciptaan dan peleburan alam semesta, meskipun beberapa umat Hindu merupakan ateis yang memandang Hinduisme tak lebih dari sebuah filsafat, bukan agama.", "question_text": "apakah tanggapan hindu tentang ketuhanan?", "answers": [{"text": "tidak seragam", "start_byte": 45, "limit_byte": 58}]} {"id": "-2881346712091936155-19", "language": "indonesian", "document_title": "Jambi", "passage_text": "Luas Provinsi Jambi 53.435 km2 dengan jumlah penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2010 berjumlah 3.088.618 jiwa (Data BPS hasil sensus 2010) . Jumlah penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2006 berjumlah 2.683.289 jiwa (Data SUPAS Proyeksi dari BPS Provinsi Jambi. Jumlah Penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2005 sebesar 2.657.536 (data SUSENAS) atau dengan tingkat kepadatan 50,22 jiwa/km2. Tingkat pertumbuhan penduduk sebesar 0,96% dengan PDRB per kapita Rp9.523.752,00 (Angka sementara dari BPS Provinsi jambi. Untuk tahun 2005, PDRB per kapita sebesar Rp8.462.353). Sedangkan sebanyak 46,88% dari jumlah tenaga kerja Provinsi Jambi bekerja pada sektor pertanian, perkebunan dan perikanan; 21,58% pada sektor perdagangan dan 12,58% pada sektor jasa. Dengan kondisi ketenagakerjaan yang sebagian besar masyarakat di provinsi ini sangat tergantung pada hasil pertanian,perkebunan sehingga menjadikan upaya pemerintah daerah maupun pusat untuk mensejahterakan masyarakat adalah melalui pengembangan sektor pertanian", "question_text": "berapakah luas Jambi?", "answers": [{"text": "53.435 km2", "start_byte": 20, "limit_byte": 30}]} {"id": "-8492346938704083852-3", "language": "indonesian", "document_title": "Teleskop", "passage_text": "\n\n\n\n\nteropong bintang adalah sebuah jenis peralatan yang digunakan untuk membantu pengindraan jauh guna mengamati keberadaan benda-benda yang ada di angkasa. Dengan demikian, kita bisa melihat posisi sebuah benda di angkasa yang tidak bisa dilihat dengan menggunakan mata telanjang.", "question_text": "Apa nama alat untuk melihat bintang?", "answers": [{"text": "teropong bintang", "start_byte": 5, "limit_byte": 21}]} {"id": "-8544728638853139409-0", "language": "indonesian", "document_title": "WNYW", "passage_text": "WNYW, saluran 5, adalah stasiun televisi flagship dari jaringan televisi Amerika Serikat Fox Broadcasting Company, yang berlokasi di New York City.", "question_text": "Dimana Fox Broadcasting Company berlokasi ?", "answers": [{"text": "New York City", "start_byte": 133, "limit_byte": 146}]} {"id": "3321482288438633615-13", "language": "indonesian", "document_title": "Balairung (majalah)", "passage_text": "2 November 1985, disiapkanlah pasukan komando panitia dengan ketua Aried Wicaksono dan sekretaris umum Ateng Tohari. Berangkatlah utusan tim perumus dan panitia dengan membawa hasil perumusan. Sekalipun harus dengan “gertakan” dulu, rektor langsung bisa menerima rumusan. Bahkan kemudian menantang: “rumusan ini harus kalian realisasikan”. Maksudnya profesor T. Jacob juga sangat mendukung di UGM didirikan penerbitan mahasiswa tingkat universitas. Dengan disaksikan Purek III, bahkan Rektor menginginkan agar bisa berdiri pada tanggal 19 Desember 1985 saat UGM merayakan ulang tahun ke-36. Majalah harus terbit 25 Desember 1985! Awalnya, majalah tingkat universitas UGM bernama BALAIRUNG terbit perdana pada 8 Januari 1986.", "question_text": "Siapa ketua Pers Mahasiswa Balairung Universitas Gadjah Mada yang pertama?", "answers": [{"text": "Aried Wicaksono", "start_byte": 67, "limit_byte": 82}]} {"id": "4924065465681653699-1", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Kongo", "passage_text": "Wilayah ini didominasi oleh suku berbahasa Bantu, yang membangun hubungan perdagangan yang mengarah ke hulu Sungai Kongo. Republik ini adalah mantan koloni Perancis.[1] Setelah kemerdekaan pada tahun 1960, bekas wilayah Prancis dari Kongo Tengah menjadi Republik Kongo. Republik Rakyat Kongo adalah partai tunggal negara Marxis-Leninis 1970-1991. Pemilu multipartai telah diselenggarakan sejak tahun 1992, Walaupun pemerintah yang dipilih secara demokratis digulingkan dalam Perang Saudara Republik Kongo tahun 1997.", "question_text": "kapankah republik kongo merdeka?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 200, "limit_byte": 204}]} {"id": "2019578536331807173-0", "language": "indonesian", "document_title": "Krav Maga", "passage_text": "Krav Maga (Ibrani: קרב מגע yang berarti \"pertarungan kontak\") adalah sebuah seni bela diri militer tangan kosong yang dikembangkan di Israel. Teknik dari Krav Maga menekankan pada netralisasi ancaman maksimum dalam konteks \"kehidupan nyata\". Sistem ini diakui keunggulannya karena telah diadopsi oleh Pasukan Pertahanan Israel dan juga badan-badan penegak hukum internasional lainnya seperti FBI, Mossad, SWAT, dan lain-lain[1].", "question_text": "dari manakah krav maga berasal?", "answers": [{"text": "Israel", "start_byte": 140, "limit_byte": 146}]} {"id": "2557775611400144451-1", "language": "indonesian", "document_title": "William Shakespeare", "passage_text": "Shakespeare lahir di Stratford-upon-Avon, Inggris, pada bulan April 1564, sebagai putra John Shakespeare dan Mary Arden. Ayah William cukup kaya ketika ia lahir dan memiliki bisnis pembuatan sarung tangan namun kemudian ia menjadi agak miskin setelah menjual wol secara ilegal. Shakespeare tidak mengikuti jejak ayahnya.\nPada zaman itu, sekolah umum baru dimulai di Inggris. Sebelumnya, hampir semua anak tidak tahu cara membaca dan menulis, mereka hanya belajar suatu keterampilan atau bertani. Shakespeare pergi ke salah satu sekolah umum yang baru ini. Ia belajar Latin, yang merupakan bahasa semua kaum terpelajar, tidak peduli dari negara mana mereka berasal. Dari London ke Lisbon, dari Aleksandria ke Konstantinopel, dari Tunis ke Yerusalem, semua orang terpelajar berbicara Latin dan bahasa ibu mereka. Semua dokumen penting, baik dokumen negara, gereja, atau perdagangan, ditulis menggunakan Latin.", "question_text": "Dimana William Shakespeare lahir ?", "answers": [{"text": "Stratford-upon-Avon, Inggris", "start_byte": 21, "limit_byte": 49}]} {"id": "-6535512354361385884-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lubang hitam", "passage_text": "Teori adanya lubang hitam pertama kali diajukan pada abad ke-18 oleh John Michell and Pierre-Simon Laplace, selanjutnya dikembangkan oleh astronom Jerman bernama Karl Schwarzschild, pada tahun 1916, dengan berdasar pada teori relativitas umum dari Albert Einstein, dan semakin dipopulerkan oleh Stephen William Hawking.", "question_text": "Siapa yang menemukan Lubang hitam?", "answers": [{"text": "John Michell and Pierre-Simon Laplace", "start_byte": 69, "limit_byte": 106}]} {"id": "6635901792099029000-7", "language": "indonesian", "document_title": "Hidangan Jerman", "passage_text": "Orang Jerman memiliki banyak resep pembuatan kue-kue tradisional.[8][9] Tradisinya mereka telah menikmati kue bersama minuman kopi atau teh selama berabad-abad, namun baru sampai 1800-an, tradisi ini berkembang pesat saat gula murah yang diproses dari bit gula dijual di pasaran.[8] Setiap daerah di Jerman mengembangkan resep kuenya masing-masing dengan kombinasi rempah-rempah.[8] Kue-kue banyak disajikan saat hari Natal saat toko-toko kue dipenuhi dengan berbagai jenis kue-kue lezat dan menarik.[8][9] Contohnya, wilayah Thüringen, Bremen, dan Sachsen (Niedersachsen/Sachsen Bawah-Sachsen-Sachsen-Anhalt), memiliki kue \"Dresdner Stollen\" (bolu yang ditaburi gula), \"Lebkuchen\" (roti jahe), \"Welfenspeise\" (dessert rasa vanilla yang dibuat dari anggur), dan sebagainya[1]\nKue khas Jerman yang sangat terkenal lainnya yakni Pretzel", "question_text": "Apakah masakan Jerman yang paling terkenal?", "answers": [{"text": "Pretzel", "start_byte": 828, "limit_byte": 835}]} {"id": "-5364870616544895305-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Siapa yang menciptakan wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Begawan Byasa", "start_byte": 152, "limit_byte": 165}]} {"id": "-161023897298666244-20", "language": "indonesian", "document_title": "Wings (band Malaysia)", "passage_text": "Pada 2002 dengan penggabungan kembali Awie sebuah album dihasilkan, Naga Kramat. Kini WINGS masih diterima penggemar yang merindukan zaman kegemilangan mereka. Ironisnya, meskipun WINGS sudah melalui berbagai rintangan dan tantangan, khususnya saat vokalis utama mereka Awie menarik diri dan bergerak secara solo, namun WINGS masih mampu mempertahankan reputasi mereka dalam industri musik rock tanah air.", "question_text": "Siapakah vokalis band Wings ?", "answers": [{"text": "Awie", "start_byte": 270, "limit_byte": 274}]} {"id": "-7529846570055115053-0", "language": "indonesian", "document_title": "IBM", "passage_text": "International Business Machines Corporation (disingkat IBM; NYSE:) adalah sebuah perusahaan Amerika Serikat yang memproduksi dan menjual perangkat keras dan perangkat lunak komputer. IBM didirikan pada 16 Juni 1911, beroperasi sejak 1888 dan berpusat di Armonk, New York, Amerika Serikat.", "question_text": "Dimana kantor pusat perusahaan IBM?", "answers": [{"text": "Armonk, New York, Amerika Serikat", "start_byte": 254, "limit_byte": 287}]} {"id": "6855521501604399290-4", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "\n\nPada 18 Juni 618, Li Yuan menyatakan diri sebagai kaisar dinasti baru, Tang.[8][9] Peristiwa ini berlangsung setelah pembunuhan Kaisar Yang, sepupu Li Yuan,[3] oleh Jenderal Yuwen Huaji.[8][9] Li Yuan (yang nantinya mengganti namanya menjadi Kaisar Gaozu dari Tang) mulai naik ke tampuk kekuasaan saat menjabat sebagai Adipati Tang dan gubernur Taiyuan selama masa keruntuhan Dinasti Sui, yang salah satunya disebabkan oleh kegagalan Sui dalam menaklukkan Goguryeo selama Perang Goguryeo-Sui.[10][11] Li Yuan memperoleh martabat dan pengalaman militer, dan pada tahun 617 ia memberontak bersama dengan putranya dan putrinya yang juga militan, Putri Pingyang (kematian 623); sang putri bahkan mengumpulkan tentaranya sendiri dan memerintah mereka langsung.[8] Pada tahun 617, Li Yuan menduduki Chang'an dan menjadi wali Kaisar Gong dari Sui, kaisar yang masih anak-anak. Li Yuan menempatkan Kaisar Yang ke posisi Taishang Huang atau kaisar yang sudah pensiun/ayah dari kaisar saat ini.[8] Setelah mendengar kabar pembunuhan Kaisar Yang oleh Jenderal Yuwen Huaji (kematian 619), Li Yuan menyatakan dirinya sebagai kaisar dinasti baru.[8][9] Sebagai Kaisar Gaozu dari Tang, ia menguasai Tang sebagai kaisar pertama dari tahun 618 hingga 626.", "question_text": "Kapan Dinasti Tang berdiri?", "answers": [{"text": "18 Juni 618", "start_byte": 7, "limit_byte": 18}]} {"id": "3102705974384460116-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vereenigde Oostindische Compagnie", "passage_text": "Kongsi Dagang atau Perusahaan Hindia Timur Belanda (Vereenigde Oostindische Compagnie atau disingkat VOC) yang didirikan pada tanggal 20 Maret 1602 adalah persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk aktivitas perdagangan di Asia. Disebut Hindia Timur karena ada pula Geoctroyeerde Westindische Compagnie yang merupakan persekutuan dagang untuk kawasan Hindia Barat. Perusahaan ini dianggap sebagai perusahaan multinasional pertama di dunia [1] sekaligus merupakan perusahaan pertama yang mengeluarkan sistem pembagian saham.[2]", "question_text": "Kapankah Vereenigde Oostindische Compagnie berdiri ?", "answers": [{"text": "20 Maret 1602", "start_byte": 134, "limit_byte": 147}]} {"id": "-6689605604622925345-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Food Wife", "passage_text": "\"The Food Wife\" adalah eppisode ke-5 dari musim ke-23 animasi komedi Amerika Serikat The Simpsons. Episode ini ditayangkan perdana di Fox di Amerika Serikat pada 13 November 2011 dan ditonton oleh sekitar 7,5 juta orang selama penayangannya tesebut. Dalam episode ini, Homer merasa ditinggalkan ketika Marge, Bart, dan Lisa mengikuti sebuah grup penggemar makanan. Blog pribadi mereka dengancepat menjadi populer dan ketiganya diundang ke sebuah restoran gastronomi molekuler. Merasa kasihan kepada Homer, Marge juga ikut mengajaknya. Namun, karena khawatir bahwa Homer akan mengambil alih posisi orang tua yang menurut anak-anak mereka menyenangkan, Marge mengirimkan alamat palsu ke Homer. Homer tiba di sebuah pabrik narkoba di mana terjadi sebuah konflik bersenjata dengan polisi.", "question_text": "Kapan episode The Food Wife dirilis ?", "answers": [{"text": "13 November 2011", "start_byte": 162, "limit_byte": 178}]} {"id": "-1795201311324964266-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daimyō", "passage_text": "Daimyō(大名) berasal dari kata Daimyōshu(大名主, kepala keluarga terhormat) yang berarti orang yang memiliki pengaruh besar di suatu wilayah. Di dalam masyarakat samurai di Jepang, istilah daimyō digunakan untuk samurai yang memiliki hak atas tanah yang luas (tuan tanah) dan memiliki banyak bushi sebagai pengikut.", "question_text": "Apa maksud kata daimyo?", "answers": [{"text": "kepala keluarga terhormat", "start_byte": 56, "limit_byte": 81}]} {"id": "-7796759552465815540-1", "language": "indonesian", "document_title": "Banten", "passage_text": "Wilayah Banten terletak di antara 5º7'50\"-7º1'11\" Lintang Selatan dan 105º1'11\"-106º7'12\" Bujur Timur, berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 23 tahun 2000 luas wilayah Banten adalah 9.160,70 km². Provinsi Banten terdiri dari 4 kota, 4 kabupaten, 154 kecamatan, 262 kelurahan, dan 1.273 desa.", "question_text": "berapakah luas Provinsi Banten?", "answers": [{"text": "9.160,70 km²", "start_byte": 199, "limit_byte": 212}]} {"id": "4233816015416224815-0", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad bin Tughjul Ikhsyid", "passage_text": "Abū Bakr Muḥammad bin Ṭughj bin Juff bin Yiltakīn bin Fūrān bin Fūrī bin Khāqān (), yang lebih dikenal dengan gelarnya al-Ikhshīd (Arabic: الإخشيد‎) setelah 939, adalah seorang komandan dan gubernur Abbasiyyah yang menjadi penguasa otonomi Mesir dan sebagian Suriah (atau Syam) dari 935 sampai kematiannya pada 946. Ia adalah pendiri dari Dinasti Ikhsyidiyah, yang berkuasa di wilayah tersebut sampai penaklukan Fatimiyyah pada 969.", "question_text": "Kapan al-Ikhshīd meninggal ?", "answers": [{"text": "946", "start_byte": 333, "limit_byte": 336}]} {"id": "-7282688129805718047-10", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "Setiap organisme tersusun atas salah satu dari dua jenis sel yang secara struktur berbeda: sel prokariotik atau sel eukariotik. Kedua jenis sel ini dibedakan berdasarkan posisi DNA di dalam sel; sebagian besar DNA pada eukariota terselubung membran organel yang disebut nukleus atau inti sel, sedangkan prokariota tidak memiliki nukleus. Hanya bakteri dan arkea yang memiliki sel prokariotik, sementara protista, tumbuhan, jamur, dan hewan memiliki sel eukariotik.[7]", "question_text": "Ada berapa jenis sel?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 47, "limit_byte": 50}]} {"id": "6179425483685706181-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah agama Buddha", "passage_text": "\nSejarah agama Buddha mulai dari abad ke-2 M sampai sekarang dari lahirnya sang Buddha Siddharta Gautama. Dengan ini, ini adalah salah satu agama tertua yang masih dianut di dunia. Selama masa ini, agama ini sementara berkembang, unsur kebudayaan India, ditambah dengan unsur-unsur kebudayaan Helenistik (Yunani), Asia Tengah, Asia Timur dan Asia Tenggara. Dalam proses perkembangannya ini, agama ini praktis telah menyentuh hampir seluruh benua Asia. Sejarah agama Buddha juga ditandai dengan perkembangan banyak aliran dan mazhab, serta perpecahan-perpecahan. Yang utama di antaranya adalah aliran tradisi Theravada , Mahayana, dan Vajrayana (Bajrayana), yang sejarahnya ditandai dengan masa pasang dan surut.", "question_text": "Kapan agama Buddha wujud?", "answers": [{"text": "abad ke-2 M", "start_byte": 33, "limit_byte": 44}]} {"id": "3894377386852619677-0", "language": "indonesian", "document_title": "Love Nikki-Dress Up Queen", "passage_text": "Love Nikki-Dress Up Queen atau dikenal di Indonesia sebagai Love Nikki-Dress Up Fantasy atau menyebut Miracle Nikki, adalah permainan video berbasis ponsel yang dibuat oleh SuZhou Nikki Co. dan diterbitkan oleh Elex Technology. Premis dari permainan ini adalah untuk menata karakter utama Nikki dan menantang NPC dan pemain dalam gaya duel, di mana peserta dengan selera mode terbaik dan pemenang yang paling relevan.", "question_text": "siapakah pencipta game Love Nikki-Dress Up Queen?", "answers": [{"text": "SuZhou Nikki Co", "start_byte": 173, "limit_byte": 188}]} {"id": "-499816877434861404-10", "language": "indonesian", "document_title": "Wayang jemblung", "passage_text": "Dalam perkembangannya, kesenian Jemblung meluas sampai ke daerah Blitar.[5] Di Blitar muncul pergesan bentuk Wayang Jemblung dari segi cerita dan iringan.[5] Pengembangan ini dilakukan oleh Kelompok Putra Budaya Kabupaten Blitar yang dimulai sejak tahun 1990-an.[5] Pertunjukan Wayang Jemblung kemudian menggunakan iringan gamelan, seperti kendhang dan kenong yang dikolaborasikan dengan musik terbangan dan organ.[5] Pengembangan ini didasari alasan semakin menurunnya minat masyarakat terhadap Wayang Jemblung.[5] Penyesuaian bentuk ini menuntut penambahan jumlah pemain Wayang Jemblung menjadi sekitar 14 orang, yang terdiri dari pencerita, penabuh gamelan, dan sindhen.[5]Namun, tetap dipertahankan pementasan tanpa wayang.[5] Dari segi cerita yang diangkat, cerita tidak hanya diambil dari Babad atau Menak, tetapi diangkat pula kisah-kisah bernuanasa Islam dan kisah perjuangan.[5] Misalnya kisah-kisah mengenai Sunan Kalijaga, kisah Diponegoro, juga kisah Untung Suropati.[5]", "question_text": "Musik apa yang digunakan di pementasan Wayang Jemblung?", "answers": [{"text": "gamelan, seperti kendhang dan kenong yang dikolaborasikan dengan musik terbangan dan organ", "start_byte": 323, "limit_byte": 413}]} {"id": "7646312547544742350-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Guglielmo Marconi () adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai \"radio\". Ia menerimanya bersama Karl Braun tahun 1909.", "question_text": "siapakah pencipta radio ?", "answers": [{"text": "Guglielmo Marconi", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-1624053774875717932-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pantai Pangandaran", "passage_text": "\n\nPantai Pangandaran merupakan sebuah objek wisata andalan Kabupaten Pangandaran (pemekaran dari Kabupaten Ciamis) yang terletak di sebelah tenggara Jawa Barat, tepatnya di Desa Pangandaran, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran, Provinsi Jawa Barat.[1]", "question_text": "Apa nama tempat wisata yang terkenal di Pangandaran?", "answers": [{"text": "Pantai Pangandaran", "start_byte": 2, "limit_byte": 20}]} {"id": "748606998240900859-0", "language": "indonesian", "document_title": "Antropologi", "passage_text": "\n\nAntropologi adalah ilmu tentang manusia. Antropologi berasal dari kata Yunani άνθρωπος (baca: anthropos) yang berarti \"manusia\" atau \"orang\", dan logos yang berarti \"wacana\" (dalam pengertian \"bernalar\", \"berakal\") atau secara etimologis antropologi berarti ilmu yang mempelajari manusia. Dalam melakukan kajian terhadap manusia, antropologi mengedepankan dua konsep penting yaitu: holistik dan komparatif. Karena itu kajian antropologi sangat memperhatikan aspek sejarah dan penjelasan menyeluruh untuk menggambarkan manusia melalui pengetahuan ilmu sosial ilmu hayati (alam), dan juga humaniora.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan ilmu Antropologi ?", "answers": [{"text": "ilmu tentang manusia", "start_byte": 21, "limit_byte": 41}]} {"id": "8817461954631248567-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radiasi elektromagnetik", "passage_text": "\n\nRadiasi elektromagnetik adalah kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain. Cahaya tampak adalah salah satu bentuk radiasi elektromagnetik. Penelitian teoretis tentang radiasi elektromagnetik disebut elektrodinamik, sub-bidang elektromagnetisme.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan radiasi elektromagnetik?", "answers": [{"text": "kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain", "start_byte": 33, "limit_byte": 173}]} {"id": "-356345323040816648-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yesus", "passage_text": "Yesus (Greek: Ἰησοῦς Iesous; c. 4 SM sampai 30–33 M; Arab: يسوع; Ibrani: יֵשׁוּעַ), juga disebut sebagai Yesus dari Nazaret atau Yesus Kristus,[lower-alpha 5] adalah tokoh sentral Kekristenan. Menurut ajaran sebagian besar denominasi Kristen, Yesus dipandang sebagai Putra Allah (Anak Allah). Umat Kristen meyakini bahwa Yesus adalah Mesias (atau Kristus, Yang Diurapi) yang dinantikan.[12]", "question_text": "Siapakah Yesus?", "answers": [{"text": "tokoh sentral Kekristenan", "start_byte": 189, "limit_byte": 214}]} {"id": "1726365117448136154-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ashin Kheminda", "passage_text": "Ashin Kheminda dilahirkan di Semarang pada tahun 1967. Meskipun awalnya bukan seorang Buddhis, karena sifat “pemberontak”nya serta tidak menyukai keterikatan, ia mulai tertarik dengan berbagai ajaran spiritual sejak masih muda. Jiwa pemberontaknya mulai berkembang sejak ia duduk di bangku SMA Kolese Loyola. Pada saat itu, ia untuk pertama kalinya bersinggungan secara dekat dengan agama lain. Sifat fanatik yang menganggap agama sendiri yang paling baik berangsur-angsur lenyap setelah ia melihat bahwa agama yang lainpun menawarkan banyak kebaikan. Ketertarikan untuk mempelajari agama dan ajaran spiritual yang lain terus berlanjut sampai pada saat ia kuliah di Fakultas Teknik Sipil Universitas Diponegoro, Semarang. Pada masa-masa tersebut ia sudah tidak percaya lagi bahwa ada satu agama yang lebih baik dari agama-agama yang lain.", "question_text": "tahun berapakah Ashin Kheminda dilahirkan?", "answers": [{"text": "1967", "start_byte": 49, "limit_byte": 53}]} {"id": "-2453539999217760951-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Okinawa", "passage_text": "Pertempuran Okinawa, nama kode Operasi Iceberg,[3] adalah pertempuran di Kepulauan Ryukyu, Okinawa yang dicatat sebagai serangan amfibi terbesar dalam Perang Pasifik, Perang Dunia II.[4][5] Pertempuran berlangsung selama 82 hari, mulai awal April hingga pertengahan Juni 1945. Melalui kampanye panjang strategi loncat pulau, Sekutu sedikit demi sedikit mendekati kepulauan Jepang. Pulau Okinawa adalah satu-satunya pulau besar milik Jepang yang berada 340mi (550km) dari daratan utama Jepang. Okinawa direncanakan sebagai basis operasi udara untuk rencana invasi ke daratan utama Jepang yang diberi kode Operasi Downfall. Empat divisi dari Angkatan Darat ke-10 Amerika Serikat (Divisi 7, Divisi 27, Divisi 77, dan Divisi 96), serta dua Divisi Marinir (Divisi 1 dan Divisi 6) bertempur di darat, sementara Divisi Marinir 2 disiapkan sebagai cadangan amfibi dan tidak pernah didaratkan. Invasi ini didukung oleh angkatan laut, pasukan amfibi, dan angkatan udara taktis.", "question_text": "Kapan Pertempuran Okinawa berakhir?", "answers": [{"text": "pertengahan Juni 1945", "start_byte": 254, "limit_byte": 275}]} {"id": "-8274400827937638281-9", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "Luas Vietnam kurang lebih 332,698km2 (128,455sqmi), maka ukurannya hampir setara dengan luas Jerman.[2] Bagian Vietnam yang berbatasan dengan batas-batas internasionalnya seluas 4,639km (2,883mi)[2] dan panjang pantainya adalah 3,444km (2,140mi). Topografinya terdiri atas bukit-bukit dan gunung-gunung berhutan lebat, dengan dataran rendah meliputi tidak lebih dari 20%. Pegunungan berkontribusi sebesar 40% dari total luas Vietnam, dengan bukit-bukit kecil berkontribusi sebesar 40% dan hutan tropis 42%. Bagian Utara kebanyakan terdiri atas pegunungan dan Delta Sungai Merah. Phan Xi Pang, berlokasi di provinsi Lao Cai, adalah gunung tertinggi di Vietnam setinggi 3.143m (10.312ft). Selatan dibagi menjadi datran rendah tepi pantai, puncak Annamite Chain, hutan-hutan luas dan tanah yang buruk. Terdiri dari 5 plato tanah basalt yang rata-rata rata, pegunungan berkontribusi sebesar 16% bagi tanah arable (= tanah yang cocok untuk pertanian seperti jagung dan gandum) Vietnam dan 22% dari total lahan berhutan Vietnam.", "question_text": "berapkah luas negara Vietnam?", "answers": [{"text": "332,698km", "start_byte": 26, "limit_byte": 35}]} {"id": "-5008633013127034646-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tarekat Syadziliyah", "passage_text": "Tarekat Syadziliyah adalah tarekat Islam yang dipelopori oleh Syekh Abul Hasan Asy-Syadzili (571-656) H/ (1197 - 1258) M yang berkembang di Indonesia.[1]", "question_text": "Apa itu Tarekat Syadziliyah?", "answers": [{"text": "tarekat Islam yang dipelopori oleh Syekh Abul Hasan Asy-Syadzili (571-656) H/ (1197 - 1258) M yang berkembang di Indonesia", "start_byte": 27, "limit_byte": 149}]} {"id": "-5918602060473116245-2", "language": "indonesian", "document_title": "Nusa Tenggara Timur", "passage_text": "Setelah pemekaran, Nusa Tenggara Timur adalah sebuah provinsi Indonesia yang terletak di bagian tenggara Indonesia. Provinsi ini terdiri dari beberapa pulau, antara lain Pulau Flores, Pulau Sumba, Pulau Timor, Pulau Alor, Pulau Lembata, Pulau Rote, Pulau Sabu, Pulau Adonara, Pulau Solor, Pulau Komodo dan Pulau Palue.", "question_text": "dimanakah letak Nusa Tenggara Timur?", "answers": [{"text": "bagian tenggara Indonesia", "start_byte": 89, "limit_byte": 114}]} {"id": "-8253741530713793015-37", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "Jumlah Grand Prix yang diselenggarakan di setiap musim balapan berubah-ubah sepanjang waktu. Musim pertama tahun 1950 terdiri dari 7 sesi dan terus bertambah sepanjang waktu. Sejak 1980 jumlah sesi balap bertahan di 16 atau 17 seri dan kemudian mencapai 19 seri pada tahun 2005.", "question_text": "Kapan formula one pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 113, "limit_byte": 117}]} {"id": "3264512667275648231-2", "language": "indonesian", "document_title": "Senter", "passage_text": "Senter yang pertama diperkenalkan dan diperdagangkan secara luas pada tahun 1898 oleh perusahaan milik Conrad Hubert (yang memiliki nama asli Akiba Horowits), yang setelah itu bernama Eveready. Conrad Hubert melihat adanya potensi yang cukup besar untuk dapat mengembangkan teknologi senter ini, oleh karena itu ia Hubert mempekerjakan seorang penemu berkebangsaan Inggris, David Misell, yang telah mematenkan penemuan lampu elektrik portabelnya tahun 1895 dan lampu pada sepeda tahun 1896 [2]. Sebagai seorang pegawai dari Hubert, David Misell terus menemukan kemajuan-kemajuan terhadap alat pencahayaan, dan kemudian mematenkan penemuan senter pertamanya pada tanggal 10 Januari 1899. Senter pertama ini merupakan buatan tangan yang terdiri dari kertas mentah dan tabung-tabung serat, dengan sebuah bohlam lampu dan reflektor kuningan kasar [3][4]. Misell dan Hubert bersama-sama merakit beberapa senter yang berbentuk tabung serta memberikannya kepada beberapa polisi New York, dan mereka mendapat tanggapan yang baik dari para polisi tersebut. Kemudian Hubert mendapatkan hak paten pada tahun 1905, untuk penemuannya yaitu senter dengan saklar on/off dalam kemasan silindris berisikan lampu dan baterai seperti yang dikenal sekarang [1]. Senter komersil pertama kali dipamerkan dalam pameran elektrik yang diadakan di Madison Square Garden, New York.", "question_text": "Kapan senter pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1898", "start_byte": 76, "limit_byte": 80}]} {"id": "4271089613210560282-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arkeologi", "passage_text": "Arkeologi atau ilmu kepurbakalaan berasal dari bahasa Indonesia , archaeo yang berarti \"kuno\" dan logos, \"ilmu\". Nama alternatif arkeologi adalah ilmu sejarah kebudayaan material. Arkeologi adalah ilmu yang mempelajari kebudayaan (manusia) masa lalu melalui kajian sistematis atas data bendawi yang ditinggalkan. Kajian sistematis meliputi penemuan, dokumentasi, analisis, dan interpretasi data berupa artefak (budaya bendawi, seperti kapak batu dan bangunan candi) dan ekofak (benda lingkungan, seperti batuan, rupa muka bumi, dan fosil) maupun fitur (artefaktual yang tidak dapat dilepaskan dari tempatnya (situs arkeologi). Teknik penelitian yang khas adalah penggalian (ekskavasi) arkeologis, meskipun survei juga mendapatkan porsi yang cukup besar. Arkeolog adalah sebutan untuk para sarjana, praktisi, atau ahli di bidang arkeologi.", "question_text": "Disebut apakah orang yang ahli dalam arkeologi ?", "answers": [{"text": "Arkeolog", "start_byte": 754, "limit_byte": 762}]} {"id": "7786995257822121103-9", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Sintuwu Maroso", "passage_text": "Pada tanggal 15 September 1986 Koordinator Kopertis Wilayah IX melantik Drs. R.P. Marto Herlan Koeswandi sebagai Rektor Universitas Sintuwu Maroso yang pertama. Acara pelantikan dilaksanakan di hotel Wasantara Tentena yang sekarang bernama Hotel Intim sekaligus dengan pelantikan pejabat-pejabat Pembantu Rektor Masing-masing Drs. J. Tadanugi Sebagai Pembantu Rektor Bidang Akademik, Drs. H. Abdul Karim sebagai Pembantu Rektor Bidang Administrasi dan Drs. M. Siombo sebagai Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan. Pada saat yang sama juga dilantik para pejabat Dekan masing-masing Ir. T. Malaka sebagai Dekan Fakultas Pertanian, Dra. Ny. S.P Santo sebagai Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan, dan Drs. HG. Taroreh sebagai Dekan Fakultas Ekonomi.", "question_text": "siapakah rektor atau kepala Universitas Sintuwu Maroso yang pertama?", "answers": [{"text": "Drs. R.P. Marto Herlan Koeswandi", "start_byte": 72, "limit_byte": 104}]} {"id": "8033236785296441341-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "dari manakah asal Mahabharata?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "-4870874569028587369-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Pekalongan", "passage_text": "Terbitnya PP Nomor 21 Tahun 1988 tanggal 5 Desember 1988 dan ditindaklanjuti dengan Inmendagri Nomor 3 Tahun 1989 mengubah batas wilayah Kotamadya Dati II Pekalongan sehingga luas wilayahnya berubah dari 1.755 Ha menjadi 4.465,24 Ha dan terdiri dari 4 Kecamatan, 22 desa dan 24 kelurahan.", "question_text": "berapakah luas PEKALONGAN ?", "answers": [{"text": "4.465,24 Ha", "start_byte": 221, "limit_byte": 232}]} {"id": "5663581487113038213-0", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Gadjah Mada", "passage_text": "\nUniversitas Gadjah Mada (Hanacaraka: ꦈꦤꦶꦮ꦳ꦺꦂꦱꦶꦠꦱ꧀​ꦒꦢ꧀ꦗꦃ​ꦩꦢ; disingkat UGM) merupakan universitas negeri di Indonesia yang didirikan oleh Pemerintah Republik Indonesia pada tanggal 19 Desember 1949 berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 1949 tentang Peraturan Tentang Penggabungan Perguruan Tinggi Menjadi Universiteit tanggal 16 Desember 1949.[1] Kampus UGM yang terletak di Yogyakarta merupakan universitas pertama yang didirikan oleh Pemerintah Republik Indonesia setelah Indonesia merdeka.", "question_text": "tahun berapakah Universitas Gadjah Mada didirikan?", "answers": [{"text": "19 Desember 1949", "start_byte": 223, "limit_byte": 239}]} {"id": "3602293882667001546-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Pemerintahan Kekaisaran Romawi bertahan selama kira-kira 500 tahun. Dua abad pertama kekaisaran ditandai dengan periode kemakmuran dan kestabilan politik yang belum pernah terjadi sebelumnya, yang dikenal dengan Pax Romana atau \"Perdamaian Romawi\". Setelah kemenangan Oktavianus, luas Kekaisaran meningkat secara drastis. Setelah pembunuhan Caligula pada tahun 41, Senat dianggap berkeinginan untuk memulihkan kekuasaan Republik, tetapi Garda Praetorian memproklamirkan Claudius sebagai kaisar. Di bawah pemerintahan Claudius, Kekaisaran melakukan perluasan besar-besaran pertamanya sejak Augustus. Setelah penerus Claudius, Nero, memutuskan bunuh diri pada tahun 68, Kekaisaran mengalami masa perang saudara singkat dan terjadinya pemberontakan besar di Yudea, ketika empat jenderal legiun berbeda menyatakan diri sebagai Kaisar. Vespasianus berhasil meraih kemenangan pada tahun 69 dan mendirikan Dinasti Flavianus, sebelum digantikan oleh putranya Titus, yang membuka Colosseum tak lama setelah meletusnya Gunung Vesuvius. Masa jabatannya yang singkat diteruskan oleh saudaranya Domitianus, yang memerintah selama 15 tahun sebelum akhirnya dibunuh pada tahun 96. Senat kemudian menunjuk kaisar pertama dari Lima Kaisar Baik. Kekaisaran Romawi mencapai masa kejayaannya di bawah pemerintahan Trajanus, kaisar kedua dari dinasti Nerva-Antonine.", "question_text": "Berapa lama Kekaisaran Romawi berkuasa?", "answers": [{"text": "500 tahun", "start_byte": 57, "limit_byte": 66}]} {"id": "6011751172942428780-2", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Al-Qur'an terdiri atas 114 surah, 30 juz dan 6236 ayat menurut riwayat Hafsh,[1] 6262 ayat menurut riwayat ad-Dur, atau 6214 ayat menurut riwayat Warsy.[2] Surah-surah dalam Al-Qur'an terbagi atas surah-surah makkiyah dan madaniyah tergantung pada tempat dan waktu penurunan surah tersebut (Mekkah atau Madinah, sebelum atau sesudah hijrah).", "question_text": "Ada berapa juz dalam al-Qur'an?", "answers": [{"text": "30", "start_byte": 34, "limit_byte": 36}]} {"id": "-1921695036148900426-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam ribonukleat", "passage_text": "Asam ribonukleat (ARN, English: ribonucleic acid, RNA) adalah molekul polimer yang terlibat dalam berbagai peran biologis dalam mengkode, dekode, regulasi, dan ekspresi gen. RNA dan DNA adalah asam nukleat, dan, bersama dengan protein dan karbohidrat, merupakan empat makromolekul utama yang penting untuk semua bentuk kehidupan yang diketahui. Seperti DNA, RNA dirakit sebagai rantai nukleotida, tetapi tidak seperti DNA, RNA lebih sering ditemukan di alam sebagai untai tunggal yang melipat ke dirinya sendiri, daripada untai ganda berpasangan. Organisme seluler menggunakan RNA duta (English: messenger RNA, mRNA) untuk menyampaikan informasi genetik (menggunakan huruf G, U, A, dan C untuk menunjukkan basa nitrogen guanin, urasil, adenin, dan sitosin (English: cytosine)) yang mengarahkan sintesis protein spesifik. Banyak virus mengkodekan informasi genetik mereka menggunakan genom RNA.", "question_text": "Apa itu RNA?", "answers": [{"text": "molekul polimer yang terlibat dalam berbagai peran biologis dalam mengkode, dekode, regulasi, dan ekspresi gen", "start_byte": 62, "limit_byte": 172}]} {"id": "6527992727640161862-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Sui", "passage_text": "Didirikan oleh Kaisar Wen dari Sui, ibukota dari dinasti Sui adalah Chang'an (yang disebut Daxing, 581–605) and kemudian Luoyang (605–614). Kedua Kaisar dinasti Sui mengambil langkah pemerintahan tersentral dengan maksud untuk mengurangi kesenjangan ekonomi dan meningkatkan produktifitas pertanian dengan menerapkan sistem Tiga Departemen dan Enam Kementerian dan standarisasi penyatuan mata uang. Dinasti Sui juga menyebarkan dan membangun Agama Buddha di seluruh kekaisaran. Di pertengahan dinasti ini, kekaisaran yang baru saja tersatukan memasuki masa keemasan dan kemakmuran dengan hasil pertanian yang melimpah yang mendukung Pertumbuhan penduduk. Kaisar dinasti Sui adalah keturunan suku Han, dipercaya keturunan menteri dinasti Han yang bernama Yang Zhen.[1] dan Sejarah Baru Dinasti Tang menunjukan garis keturunan patrilinealnya terhubung ke raja Dinasti Zhou via Bangsawan Tinggi dari negara Jin.[2][3][4][5]", "question_text": "Siapa pendiri Dinasti Sui?", "answers": [{"text": "Kaisar Wen dari Sui", "start_byte": 15, "limit_byte": 34}]} {"id": "-2900923251826181474-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kakawin", "passage_text": "Kakawin merupakan wacana puisi yang ditulis dalam bahasa Jawa kuna atau dengan kata lain semua wacana puisi berbahasa Jawa kuna disebut dengan kakawin.[1] Secara etimologi, kata kakawin sebagai campuran dari kata Sanskerta kawi 'penyair' serta afiks Jawa (kuna) ka- dan -n, yang berarti 'karya seorang penyair' atau 'syair (puisi) karya penyair'.[2] Beberapa contoh wacana kakawin misalnya Rãmãyana, Bhãratayudha, Arjunawiwãha, Smaradahana, Sutasoma, Nãgarakrtagãma, Sumanasãntaka, Kuñjarakarna, Hariwangsa, Pãrthayajña, dan Siwarãtrikalpa.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan kakawin ?", "answers": [{"text": "wacana puisi yang ditulis dalam bahasa Jawa kuna atau dengan kata lain semua wacana puisi berbahasa Jawa kuna disebut dengan kakawin", "start_byte": 18, "limit_byte": 150}]} {"id": "2707554366304563877-14", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nLuas wilayah Dinasti Qing pada masa puncaknya pernah mencapai 12 juta kilometer persegi. Pada akhir abad ke-16, Ketsaran Rusia mengadakan ekspansi ke timur. Pada waktu tentara Dinasti Qing menyerbu masuk ke pedalaman, pasukan Ketsaran Rusia dengan menggunakan kesempatan itu menduduki Yaksa dan Nibuchu. Pemerintah Dinasti Qing berkali-kali menuntut agresor Ketsaran Rusia menarik diri dari wilayah Tiongkok. Tahun 1685 dan 1686, Kaisar Kangxi memerintahkan tentara Dinasti Qing dua kali menyerbu pasukan Ketsaran Rusia di Yaksa. Ketentaraan Rusia terpaksa menyetujui mengadakan perundingan untuk menyelesaikan masalah perbatasan sektor timur Tiongkok-Rusia. Tahun 1689, wakil-wakil Tiongkok dan Rusia mengadakan perundingan di Nichersink. Dan secara resmi menandatangani perjanjian perbatasan pertama, yaitu Perjanjian Nibuchu.", "question_text": "berapakah luas kekuasaan Dinasti Qing?", "answers": [{"text": "12 juta kilometer persegi", "start_byte": 63, "limit_byte": 88}]} {"id": "7075853954562830653-6", "language": "indonesian", "document_title": "Fadel Muhammad", "passage_text": "Di bidang politik dan pemerintahan, Fadel saat ini adalah anggota DPR RI (2014-2019), Menteri Kelautan dan Perikanan RI (2009-2011), Gubernur Gorontalo (2001-2009), Wakil Ketua Umum Partai Golkar (2009-2011), dan Bendahara Partai Golkar (1999-2004). Fadel dipercaya untuk menduduki jabatan Guru Besar terhitung sejak 1 Juni 2018 melalui Surat Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi yang menetapkan sebagai Guru Besar Ilmu Kewirausahaan Sektor Publik. Fadel Muhammad konsisten dalam mewujudkan visi hidupnya. Prof. Dr. Ginandjar Kartasasmita, sebelas tahun yang lalu dalam sambutan peluncuran buku yang diangkat dari disertasi doktor dan pengalaman Fadel menjadi Gubernur, Reinventing Local Government: Pengalaman dari Daerah-mengatakan bahwa Fadel adalah sosok manusia paripurna dan tuntas dalam mengemban tugas.", "question_text": "dari partai apakah Prof. Dr. Ir. Fadel Muhammad Al-Haddar?", "answers": [{"text": "Golkar", "start_byte": 189, "limit_byte": 195}]} {"id": "7635083969325349780-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Makkiyah?", "answers": [{"text": "ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 16, "limit_byte": 77}]} {"id": "2524122380181293050-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyakit Parkinson", "passage_text": "Penyakit Parkinson (English: paralysis agitans, Parkinson disease) adalah penyakit degeneratif saraf yang pertama ditemukan pada tahun 1817 (An Essay on the Shaking Palsy) oleh Dr. James Parkinson dengan gejala yang paling sering dijumpai adalah adanya tremor pada saat beristirahat di satu sisi badan, kemudian kesulitan untuk memulai pergerakan dan kekakuan otot. Parkinson menyerang sekitar 1 di antara 250 orang yang berusia di atas 40 tahun dan sekitar 1 dari 100 orang yang berusia di atas 65 tahun. Parkinson primer disebabkan berkurangnya dopamin, karena bertambahnya usia, sedangkan Parkinson sekunder disebabkan terhambatnya pengaliran dopamin yang bisa saja disebabkan oleh tumor, stroke, gangguan pembuluh darah dan trauma.", "question_text": "Apa gejala utama dari Penyakit Parkinson?", "answers": [{"text": "adanya tremor pada saat beristirahat di satu sisi badan, kemudian kesulitan untuk memulai pergerakan dan kekakuan otot", "start_byte": 246, "limit_byte": 364}]} {"id": "7299266350418485279-0", "language": "indonesian", "document_title": "Eliminasi Gauss-Jordan", "passage_text": "Dalam aljabar linear, eliminasi Gauss-Jordan adalah algoritme versi dari eliminasi Gauss. Pada metode eliminasi Gauss-Jordan kita membuat nol elemen-elemen di bawah maupun di atas diagonal utama suatu matriks. Hasilnya adalah matriks tereduksi yang berupa matriks diagonal satuan (Semua elemen pada diagonal utama bernilai 1, elemen-elemen lainnya nol).", "question_text": "Apa itu Operasi Eliminasi Gauss-Jordan?", "answers": [{"text": "algoritme versi dari eliminasi Gauss", "start_byte": 52, "limit_byte": 88}]} {"id": "-8797288382831176712-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Kendari", "passage_text": "\n\nKendari adalah ibu kota Provinsi Sulawesi Tenggara, Indonesia. Kendari diresmikan sebagai kotamadya (kini kota) dengan UU RI No. 6 Tahun 1995 tanggal 27 September 1995. Kota ini memiliki luas 296,00 km² (29.600 Ha) dan berpenduduk 289.966 jiwa (2010)[1].", "question_text": "Berapa luas kota Kendari ?", "answers": [{"text": "296,00 km²", "start_byte": 194, "limit_byte": 205}]} {"id": "-3091321123752546193-0", "language": "indonesian", "document_title": "Diatessaron", "passage_text": "Diatessaron adalah sebuah karya dari Tatianus sekitar tahun 150 atau 160.[1] Merupakan hasil upaya Tatianus yang mencoba membuat kumpulan keempat Injil menjadi sebuah cerita yang bersambung.[2]\nDiatessaron disebut juga “Harmoni Injil”.[2] Tatianus adalah seorang berasal dari Siria.[2] Fragmen Diatessaron milik Tatianus ini berhasil ditemukan di Dura-Europos, suatu daerah aliran Sungai Efrat pada tahun 1933.[2] Sulit memastikan apakah Tatianus saat menuliskan karyanya ini menggunakan bahasa Yunani atau Siria.[2] Akan tetapi, tempat penyusunan harmoni Injil karya Tatianus tersebut diduga adalah Roma sehingga kemungkinan besar bahasa aslinya adalah bahasa Yunani.[2]\nKitab ini diberikan Tatianus untuk orang-orang Kristen yang ada di Siria pada waktu ia kembali dari Roma.[2] Ketika diberikan diatessaron sudah dalam bentuk Siria.[2] Diatessaron Siria inilah yang kemudian dianggap resmi untuk digunakan.[2] Diatessaron milik Tatianus tersebar luas di kalangan orang Kristen Siria sampai abad ke-5.[1] Diatessaron kemudian digantikan oleh Peshitta, sebuah versi yang lebih sederhana.[2]", "question_text": "Siapa penulis karya Diatessaron?", "answers": [{"text": "Tatianus", "start_byte": 37, "limit_byte": 45}]} {"id": "-51327221866123055-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "Berapa luas Denmark ?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "2628848440709454694-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kapal Putih", "passage_text": "Kapten kapal, Thomas FitzStephen, diperintahkan oleh para pesiar untuk mengambil alih kapal raja, yang sudah berlayar. Kapal Putih itu cepat, dari konstruksi terbaik dan baru-baru ini dilengkapi dengan bahan-bahan baru, yang membuat kapten dan awak kapal yakin mereka bisa mencapai Inggris lebih dulu. Tapi ketika itu mulai gelap, sisi pelabuhannya menabrak batu yang terendam yang disebut Quillebœuf, dan kapal dengan cepat terbalik. William Adelin masuk ke perahu kecil dan bisa melarikan diri tetapi kembali untuk mencoba menyelamatkan saudara tirinya, Matilda, ketika dia mendengar dia berteriak minta tolong. Perahunya dibanjiri oleh orang lain yang mencoba menyelamatkan diri, dan William tenggelam bersama mereka. Menurut Orderic Vitalis, hanya dua yang selamat dengan menempel di batu malam itu. Salah satunya adalah Beroldus (Beroldus atau Berout), seorang tukang daging dari Rouen; yang kedua akhirnya tenggelam, Godfrey, putra Gilbert dari Laigle (Godefroi de l'Aigle). Penulis sejarah lebih lanjut menulis bahwa ketika Thomas FitzStephen muncul ke permukaan setelah tenggelam dan mengetahui bahwa William Adelin tidak selamat, ia membiarkan dirinya tenggelam daripada menghadapi Raja.[5]", "question_text": "apakah yang menyebabkan Kapal Putih tenggelam?", "answers": [{"text": "menabrak batu yang terendam", "start_byte": 349, "limit_byte": 376}]} {"id": "-2148246891179582910-3", "language": "indonesian", "document_title": "Delapan Dewa (Tiongkok)", "passage_text": "Delapan Dewa adalah salah satu tema favorit dari seniman-seniman Tiongkok dan kebanyakan menjadi objek yang digambarkan dalam keramik dan porselen. Mereka juga banyak muncul dalam literatur Tiongkok.", "question_text": "Berapa jumlah dewa dalam mitologi China?", "answers": [{"text": "Delapan", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-159597254774934834-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter One Piece", "passage_text": "Tokoh utama dalam serial ini adalah Monkey D. Luffy, seorang bajak laut muda yang bermimpi untuk menggantikan Gol D. Roger, mantan Raja Bajak Laut (Pirate King) yang telah meninggal, dengan jalan menemukan harta karun legendaris miliknya, \"One Piece\". Selama perjalanannya, Luffy merekrut beragam anggota kru untuk kelompok bajak lautnya, Bajak Laut Topi-Jerami, termasuk di antaranya ahli pedang Roronoa Zoro, navigator Nami, inventor dan penembak jitu Usopp, koki dan ahli bela diri Sanji, rusa antropomorfis dan dokter Tony Tony Chopper, arkeolog Nico Robin, cyborg ahli kapal Franky, dan musisi kerangka-hidup Brook. Bersama mereka mengarungi laut untuk mencapai mimpi mereka, menghadapi bajak laut lain, bounty hunter, organisasi kriminal, revolusioner, agen rahasia, dan tentara World Government, serta beragam teman dan musuh lain.", "question_text": "siapakah karakter utama dalam manga One Piece?", "answers": [{"text": "Monkey D. Luffy", "start_byte": 36, "limit_byte": 51}]} {"id": "8610496415047213441-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball", "passage_text": "Dragon Ball(ドラゴンボール,Doragon Bōru) adalah sebuah manga dan anime karya Akira Toriyama dari tahun 1984 sampai 1995. Albumnya terdiri dari 42 buku dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Sebelumnya Dragon Ball juga pernah diterbitkan oleh Rajawali Grafiti.", "question_text": "berapakahjumlah sekuel Dragon Ball ?", "answers": [{"text": "42", "start_byte": 151, "limit_byte": 153}]} {"id": "-5073138846135573287-5", "language": "indonesian", "document_title": "Tumor", "passage_text": "Tumor disebabkan oleh mutasi dalam DNA sel. Sebuah penimbunan mutasi dibutuhkan untuk tumor dapat muncul. Mutasi yang mengaktifkan onkogen atau menekan gen penahan tumor dapat akhirnya menyebabkan tumor. Sel memiliki mekanisme yang memperbaiki DNA dan mekanisme lainnya yang menyebabkan sel untuk menghancurkan dirinya melalui apoptosis bil DNA rusak terlalu parah. Mutasi yang menahan gen untuk mekanisme ini dapat juga menyebabkan kanker. Sebuah mutasi dalam satu oncogen atau satu gen penahan tumor biasanya tidak cukup menyebabkan terjadinya tumor. Sebuah kombinasi dari sejumlah mutasi dibutuhkan.", "question_text": "Apakah yang menyebabkan tumor ?", "answers": [{"text": "mutasi dalam DNA sel", "start_byte": 22, "limit_byte": 42}]} {"id": "8962134426647560596-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ninjutsu", "passage_text": "Ninjutsu(忍術) kadang-kadang dapat diganti dengan kata menjadi ninpō(忍法) adalah seni bela diri, strategi, dan taktik di medan perang dan gerilya yang dilakukan oleh shinobi (Dalam penyebutan modern disebut Ninja). Ninja Wanita disebut Kunoichi. Saat ini ada beberapa ryuha Ninjutsu yang masih bertahan hidup seperti yang ada saat ini di dalam Bujinkan (Oraganisasi Internasional ) ada 3 ryuha Ninjutsu ,diantaranya adalah:", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan seni ninjutsu ?", "answers": [{"text": "seni bela diri, strategi, dan taktik di medan perang dan gerilya yang dilakukan oleh shinobi", "start_byte": 87, "limit_byte": 179}]} {"id": "6765380199015880874-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kasrah", "passage_text": "Kasrah (Arab: (كسرة) , kasrat) adalah harakat yang berbentuk layaknya garis horizontal kecil ( ِ ) yang diletakkan di bawah suatu huruf arab, harakat kasrah melambangkan fonem /i/. Secara harfiah, kasrah bermakna melanggar. Ketika suatu huruf diberi harakat kasrah, maka huruf tersebut akan berbunyi /-i/, contonya huruf lam (ل) diberi harakat kasrah menjadi /li/ (لِ).", "question_text": "Apa itu \"Kasrah\"?", "answers": [{"text": "harakat yang berbentuk layaknya garis horizontal kecil ( ِ ) yang diletakkan di bawah suatu huruf arab, harakat kasrah melambangkan fonem /i/. Secara harfiah, kasrah bermakna melanggar", "start_byte": 42, "limit_byte": 227}]} {"id": "1252202784860237485-0", "language": "indonesian", "document_title": "Planet", "passage_text": "Planet atau bintang siarah (fromAncient Greek αστήρ πλανήτης (astēr planētēs), meaning 'bintang pengelana') adalah benda astronomi yang mengorbit sebuah bintang atau sisa bintang yang cukup besar untuk memiliki gravitasi sendiri, tidak terlalu besar untuk menciptakan fusi termonuklir, dan telah \"membersihkan\" daerah sekitar orbitnya yang dipenuhi planetesimal.[lower-alpha 1][1][2]", "question_text": "Apa itu planet ?", "answers": [{"text": "benda astronomi yang mengorbit sebuah bintang atau sisa bintang yang cukup besar untuk memiliki gravitasi sendiri, tidak terlalu besar untuk menciptakan fusi termonuklir, dan telah \"membersihkan\" daerah sekitar orbitnya yang dipenuhi planetesimal", "start_byte": 131, "limit_byte": 377}]} {"id": "311760310260385675-1", "language": "indonesian", "document_title": "J.B. Sumarlin", "passage_text": "J.B. Sumarlin lahir dari pasangan Sapoean Pawirodikromo dan Karmilah, seorang buruh tani. Kakek dari jalur ibu, Toedjo Towinangoen, adalah seorang petani yang memiliki sawah dan pekarangan luas di Desa Ngadirejo. Nenek dari jalur ibunya bernama Raminah. Ngadirejo pada masa itu termasuk dalam wilayah administrasi Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Di utara desa, Gunung Kelud menjulang gagah.", "question_text": "Darimana asal Prof. Dr. Johannes Baptista Sumarlin?", "answers": [{"text": "Desa Ngadirejo", "start_byte": 197, "limit_byte": 211}]} {"id": "317986168755145933-0", "language": "indonesian", "document_title": "Baratayuda", "passage_text": "\nBaratayuda, adalah istilah yang dipakai di Indonesia untuk menyebut perang besar di Kurukshetra antara keluarga Pandawa melawan Korawa. Perang ini merupakan klimaks dari kisah Mahabharata, yaitu sebuah wiracarita terkenal dari India.", "question_text": "dimanakah wiracarita Mahabharata berasal?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 228, "limit_byte": 233}]} {"id": "-3286871815974057085-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agregat", "passage_text": "\n\n\nAgregat merupakan material granular, misalnya pasir, kerikil, batu pecah dan kerak tungku besi, yang dipakai secara bersama-sama dengan suatu media pengikat untuk membentuk suatu beton semen hidraulik atau adukan.[1]", "question_text": "Apa itu agregat?", "answers": [{"text": "aterial granular, misalnya pasir, kerikil, batu pecah dan kerak tungku besi, yang dipakai secara bersama-sama dengan suatu media pengikat untuk membentuk suatu beton semen hidraulik atau adukan", "start_byte": 22, "limit_byte": 215}]} {"id": "-1797173622356545909-0", "language": "indonesian", "document_title": "Johannes Gutenberg", "passage_text": "Johannes Gensfleisch zur Laden zum Gutenberg (sekitar 1398 - 3 Februari 1468) adalah seorang pandai logam dan penemu berkebangsaan Jerman yang memperoleh ketenaran berkat sumbangannya di bidang teknologi percetakan pada tahun 1450-an, termasuk aloy logam huruf (type metal) dan tinta berbasis-minyak, cetakan untuk mencetak huruf secara tepat, dan sejenis mesin cetak baru yang berdasarkan pencetak yang digunakan dalam membuat anggur.", "question_text": "siapakah yang menemukan mesin print pertama kali?", "answers": [{"text": "Johannes Gensfleisch zur Laden zum Gutenberg", "start_byte": 0, "limit_byte": 44}]} {"id": "-3780539354108770532-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Kerajaan Mataram pada masa keemasannya pernah menyatukan tanah Jawa dan sekitarnya, termasuk Madura. Negeri ini pernah memerangi VOC di Batavia untuk mencegah semakin berkuasanya firma dagang itu, namun ironisnya malah harus menerima bantuan VOC pada masa-masa akhir menjelang keruntuhannya.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan Kesultanan Mataram?", "answers": [{"text": "Jawa dan sekitarnya, termasuk Madura", "start_byte": 63, "limit_byte": 99}]} {"id": "-937303354765152796-2", "language": "indonesian", "document_title": "PriPara", "passage_text": "Kapan waktu yang tepat datang, setiap gadis akan menemukan bahwa PriTicket misterius telah disampaikan kepada mereka, memberikan mereka masuk ke dunia PriPara, di mana berhala dan datang melakukan dan mengambil bagian dalam audisi. Sayangnya, di Paprika Private Academy, aktivitas PriPara dilarang untuk sekolah dasar SD agar tidak mengambil waktu jauh dari studi mereka. Tapi kesempatan tak terduga datang ke kelas lima Laala ketika dia menemukan sebuah tas PriTicket hilang, membimbingnya ke dunia PriPara mana dia membuat debutnya idolanya. Dalam season 2 di taman hiburan PriPara, zona baru yang disebut Dream Theater telah dibuka dan acara baru yang disebut PriPara Dream Parade akan diselenggarakan.", "question_text": "Siapa karakter utama dalam PriPara?", "answers": [{"text": "Laala", "start_byte": 421, "limit_byte": 426}]} {"id": "-3301678876449134665-0", "language": "indonesian", "document_title": "Animonsta Studios", "passage_text": "Animonsta Studios Sdn. Bhd. adalah sebuah perusahaan yang mengembangkan konten kreatif untuk pasaran Malaysia dan internasional. Perusahaan ini didirikan oleh Nizam Razak salah seorang pendiri Les' Copaque Production, yang mengeluarkan serial animasi Upin & Ipin dan film animasi Geng: Pengembaraan Bermula.", "question_text": "siapakah pendiri Animonsta Studios?", "answers": [{"text": "Nizam Razak", "start_byte": 159, "limit_byte": 170}]} {"id": "8894822801028736520-3", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Atlantik", "passage_text": "\nMencakupi sekitar 20% permukaan Bumi, Samudra Atlantik berada di urutan kedua terbesar dalam segi ukurannya setelah Samudra Pasifik. Bersama dengan lautan di sekitarnya ia mempunyai luas sebesar 106.450.000km²; jika lautan di sekitarnya tidak dihitung, luasnya 82.362.000km². Jumlah wilayah yang mengalir ke Samudra Atlantik lebih besar empat kali daripada Samudra Pasifik maupun Samudra Hindia. Volume Samudra Atlantik dengan lautan sekitarnya adalah 354.700.000km³ dan tanpanya adalah 323.600.000km³.", "question_text": "berapakah luas samudera atlantik?", "answers": [{"text": "106.450.000km²", "start_byte": 196, "limit_byte": 211}]} {"id": "-2293543977129497239-9", "language": "indonesian", "document_title": "Melinjo", "passage_text": "\nPenelitian yang sudah dilakukan pada melinjo menujukkan bahwa melinjo menghasilkan senyawa antioksidan.[3] Aktivitas antioksidan ini diperoleh dari konsentrasi protein tinggi, 9-10 persen dalam tiap biji melinjo.[3] Protein utamanya berukuran 30 kilo Dalton yang amat efektif untuk menghabisi radikal bebas yang menjadi penyebab berbagai macam penyakit.[3].", "question_text": "Apa kandungan terbesar dari buah melinjo ?", "answers": [{"text": "senyawa antioksidan", "start_byte": 84, "limit_byte": 103}]} {"id": "-8884758480377790733-15", "language": "indonesian", "document_title": "Diponegoro", "passage_text": "20 Februari 1830 Pangeran Diponegoro dan Kolonel Cleerens bertemu di Remo Kamal, Bagelen (sekarang masuk wilayah Kabupaten Purworejo). Cleerens mengusulkan agar Kangjeng Pangeran dan pengikutnya berdiam dulu di Menoreh sambil menunggu kedatangan Letnan Gubernur Jenderal Markus de Kock dari Batavia, Hindia Belanda.\n28 Maret 1830 Pangeran Diponegoro menemui Jenderal de Kock di Magelang. De Kock memaksa mengadakan perundingan dan mendesak Dipanegara agar menghentikan perang. Permintaan itu ditolak Dipanegara. Tetapi Belanda telah menyiapkan penyergapan dengan teliti. Hari itu juga Dipanegara ditangkap dan diasingkan ke Ungaran, kemudian dibawa ke Gedung Karesidenan Semarang, dan langsung ke Batavia menggunakan kapal Pollux pada 5 April.\n11 April 1830 sampai di Batavia dan ditawan di Stadhuis (sekarang gedung Museum Fatahillah). Sambil menunggu keputusan penyelesaian dari Gubernur Jenderal Van den Bosch.\n30 April 1830 keputusan pun keluar. Pangeran Dipanegara, Raden Ayu Retnaningsih, Tumenggung Dipasana dan istri, serta para pengikut lainnya seperti Mertaleksana, Banteng Wereng, dan Nyai Sotaruna akan dibuang ke Manado.\n3 Mei 1830 Dipanegara dan rombongan diberangkatkan dengan kapal Pollux ke Manado dan ditawan di benteng Amsterdam.\n1834 dipindahkan ke benteng Rotterdam di Makassar, Sulawesi Selatan.\n8 Januari 1855 Diponegoro wafat dan dimakamkan di Makassar, tepatnya di Jalan Diponegoro, Kelurahan Melayu, Kecamatan Wajo, sekitar empat kilometer sebelah utara pusat Kota Makassar.", "question_text": "dimanakah makam Pangeran Diponegoro?", "answers": [{"text": "Makassar", "start_byte": 1368, "limit_byte": 1376}]} {"id": "2598376744997507474-19", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Brawijaya", "passage_text": "Hingga 2018, UB telah memiliki 18 fakultas dan 221 program studi (prodi) dengan rumpun keilmuan yang sangat luas mulai dari program Vokasi, Sarjana, Magister, Doktor, Dokter Spesialis, dan Profesi. Berdasarkan data yang berasal dari Kemenristekdikti, UB merupakan perguruan tinggi yang paling multidisipliner bersama Universitas Gadjah Mada, dan Universitas Indonesia.[22] Dibawah ini merupakan daftar fakultas beserta pembagian keilmuannya:[23]", "question_text": "Berapa jumlah fakultas di Universitas Brawijaya?", "answers": [{"text": "18", "start_byte": 31, "limit_byte": 33}]} {"id": "-3943825459226462670-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "kapankah internet di ciptakan?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 105, "limit_byte": 109}]} {"id": "-4216266851709815038-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ronald Reagan", "passage_text": "Ronald Wilson Reagan () ialah Presiden Amerika Serikat ke-40 (1981–1989) dan Gubernur California ke-33 (1967–1975). Sebelum terjun ke dunia politik, Reagan adalah seorang aktor radio, film, dan televisi. Ia hidup lebih panjang daripada Presiden yang lainnya (93 tahun, 119 hari) dan merupakan Presiden terpilih tertua (69 tahun, 349 hari saat mengambil kekuasaan) sampai Donald Trump melampauinya pada 2017.", "question_text": "Berapa umur Ronald Wilson Reagan menjadi Presiden Amerika Serikat ke-40?", "answers": [{"text": "69 tahun, 349 hari", "start_byte": 323, "limit_byte": 341}]} {"id": "4508176927227073931-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jembatan Nasional Suramadu", "passage_text": "Jembatan Nasional Suramadu adalah jembatan yang melintasi Selat Madura, menghubungkan Pulau Jawa (di Surabaya) dan Pulau Madura (di Bangkalan, tepatnya timur Kamal), Indonesia. Dengan panjang 5.438 m, jembatan ini merupakan jembatan terpanjang di Indonesia saat ini. Jembatan Suramadu terdiri dari tiga bagian yaitu jalan layang (causeway), jembatan penghubung (approach bridge), dan jembatan utama (main bridge).", "question_text": "Dimanakah letak Jembatan Suramadu?", "answers": [{"text": "Pulau Jawa (di Surabaya) dan Pulau Madura (di Bangkalan, tepatnya timur Kamal), Indonesia", "start_byte": 86, "limit_byte": 175}]} {"id": "650510251294121022-4", "language": "indonesian", "document_title": "Albania", "passage_text": "Pada awal abad ke-20, Kesultanan Utsmaniyah tak dapat mengendalikan kontrolnya di sini. Liga Prizren (1878) memperkenalkan gagasan negara kebangsaan Albania dan menciptakan alfabet Albania modern. Menyusul akhir Perang Balkan I, orang-orang Albania mengeluarkan Proklamasi Vlore pada 28 November 1912, mendeklarasikan 'kemerdekaan'. Perbatasan Albania ditetapkan oleh Kekuatan Besar pada 1913. Integritas wilayah Albania ditegaskan di Konferensi Perdamaian Paris pada 1919, setelah Presiden Amerika Serikat Woodrow Wilson menolak rencana dengan kekuatan Eropa untuk membagi Albania di antara tetangganya.", "question_text": "Kapan hari kemerdekaan Republik Albania?", "answers": [{"text": "28 November 1912", "start_byte": 284, "limit_byte": 300}]} {"id": "-2917738165083256559-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uchuu Sentai Kyuuranger", "passage_text": "Uchuu Sentai Kyuuranger(宇宙戦隊キュウレンジャー,Uchū Sentai Kyūrenjā) (Bahasa Indonesia: Pasukan Angkasa Kyuranger) adalah serial tokusatsu yang tayang sejak 2017 asal Jepang. Kyuuranger adalah serial Super Sentai ke-41 dari rangkaian Serial Super Sentai. Serta Sentai ke-3 yang mengambil tema Luar Angkasa, Pada 20 tahun yang lalu tema ini digunakan di Denji Sentai Megaranger, dan juga 6 tahun yang lalu digunakan di Kaizoku Sentai Gokaiger.", "question_text": "Kapan tanggal rilis Uchuu Sentai Kyuuranger ?", "answers": [{"text": "2017", "start_byte": 174, "limit_byte": 178}]} {"id": "2134323891386799486-1", "language": "indonesian", "document_title": "Film suara", "passage_text": "Perkembangan pertama dalam komersialisasi film suara terjadi pada awal hingga akhir 1920-an. Pada awalnya, film suara yang memasukkan dialog tersinkronisasi (disebut \"talking pictures\" atau \"talkies\") berdurasi pendek; film cerita terawal hanya berisi rekaman suara untuk musik dan efek suara. Film cerita pertama yang diproduksi sebagai film suara adalah The Jazz Singer yang mulai diedarkan bulan Oktober 1927. Film ini menjadi film laris, dibuat dengan teknologi Vitaphone yang merupakan merek ternama untuk teknologi suara pada pelat. Meskipun demikian, teknologi suara pada film segera menjadi standar suara pada film suara.", "question_text": "Apakah judul film suara pertama?", "answers": [{"text": "The Jazz Singer", "start_byte": 356, "limit_byte": 371}]} {"id": "4207885996966356022-22", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Kane", "passage_text": "Pada 5 April, Kane mengapteni Tottenham untuk pertama kali dalam hasil 0–0 dengan Burnley di Turf Moor.[66] 2 minggu kemudian, ia mencetak gol ke-30 dalam kemenangan 3-1 atas Newcastle United di St James' Park, membuatnya menjadi pemain Tottenham pertama yang melakukannya sejak Gary Lineker ketika 1991–92.[67] Kemudian di bulan yang sama, ia dimasukkan sebagai 1 dari 2 penyerang di PFA Team of the Year, bersama Diego Costa dari Chelsea.[68] Ia juga dipilih sebagai PFA Young Player of the Year.[69] Pada 24 Mei 2015, ia menyudul cross dari Eric Dier cross untuk gol tunggal dalam kemenangan atas Everton pada hari terakhir musim itu untuk memastikan tempat kelima untuk Tottenham, yang meloloskan mereka ke babak grup UEFA Europa League musim depan. Itu adalah gol ke 21 di musim itu, menyamai rekor klub bersama Teddy Sheringham, Jürgen Klinsmann dan Gareth Bale.[70] Di akhir musim, Kane berkomentar apa yang ia melakukan dalam satu musim melebihi dari yang ia pikirkan seluruh kariernya.[71]", "question_text": "Di klub sepak bola manakah Jürgen Klinsmann tergabung ?", "answers": [{"text": "Tottenham", "start_byte": 30, "limit_byte": 39}]} {"id": "-3411123269726086593-26", "language": "indonesian", "document_title": "Berlin", "passage_text": "Balai kota Berlin tepat terletak pada 52° 31' 6\" lintang utara dan 13° 24' 30\" bujur timur. Jarak kota ini pada rentang timur-barat sejauh kurang lebih 45km, dan rentang utara-selatan sejauh kurang lebih 38km. Dengan luas kurang lebih 892km², Berlin dikelilingi oleh negara bagian Brandenburg dan terletak di sebelah timur dari wilayah Jerman. Batas negara terdekat dari kota ini adalah dengan Polandia, sekitar 70km ke arah timur.", "question_text": "berapakah luas kota Berlin ?", "answers": [{"text": "892km²", "start_byte": 237, "limit_byte": 244}]} {"id": "255729940728792811-5", "language": "indonesian", "document_title": "Martin Luther", "passage_text": "Martin Luther lahir dari pasangan Hans Luder (atau Ludher, kelak Luther)[10] dan Margarethe (née Lindemann) istrinya pada 10 November 1483 di Eisleben, Sachsen, yang kala itu merupakan bagian dari Kekaisaran Romawi Suci. Ia dibaptis keesokan harinya pada pesta peringatan St. Martinus dari Tours. Keluarganya pindah ke Mansfeld pada 1484, tempat ayahnya menjadi penyewa usaha sejumlah tempat peleburan dan tambang tembaga[11] serta menjabat sebagai salah seorang dari empat perwakilan warga dalam dewan setempat. Hans Luther terpilih sebagai anggota dewan kota pada 1492.[12][10] Martin Marty, seorang akademisi religi, mendeskripsikan ibu Luther sebagai seorang wanita pekerja keras dari kelas menengah dan keturunan peniaga serta berpendapat bahwa para seteru Luther di kemudian hari secara keliru mendeskripsikan ibunya sebagai seorang pelacur dan pelayan tempat pemandian.[10]", "question_text": "Kapan Martin Luther lahir ?", "answers": [{"text": "10 November 1483", "start_byte": 123, "limit_byte": 139}]} {"id": "-2000034319690923375-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Sawahlunto", "passage_text": "Kota Sawahlunto adalah salah satu kota di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Kota yang terletak 95km sebelah timur laut kota Padang ini, dikelilingi oleh 3 kabupaten di Sumatera Barat, yaitu kabupaten Tanah Datar, kabupaten Solok, dan kabupaten Sijunjung. Kota Sawahlunto memiliki luas 273,45km² yang terdiri dari 4 kecamatan dengan jumlah penduduk lebih dari 54.000 jiwa. Pada masa pemerintah Hindia Belanda, kota Sawalunto dikenal sebagai kota tambang batu bara. Kota ini sempat mati, setelah penambangan batu bara dihentikan.", "question_text": "dimanakah letak kota Sawahlunto?", "answers": [{"text": "Sumatera Barat, Indonesia", "start_byte": 51, "limit_byte": 76}]} {"id": "-2109583480026273742-0", "language": "indonesian", "document_title": "Massa jenis", "passage_text": "\nMassa jenis atau densitas atau rapatan adalah pengukuran massa setiap satuan volume benda. Semakin tinggi massa jenis suatu benda, maka semakin besar pula massa setiap volumenya. Massa jenis rata-rata setiap benda merupakan total massa dibagi dengan total volumenya. Sebuah benda yang memiliki massa jenis lebih tinggi (misalnya besi) akan memiliki volume yang lebih rendah daripada benda bermassa sama yang memiliki massa jenis lebih rendah (misalnya air).", "question_text": "Apakah itu densitas?", "answers": [{"text": "pengukuran massa setiap satuan volume benda", "start_byte": 47, "limit_byte": 90}]} {"id": "8995592511184689815-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ikatan Pencak Silat Indonesia", "passage_text": "Upaya untuk mempersatukan pencak silat sebetulnya sudah dimulai pada masa penjajahan Belanda. Pada tahun 1922 di Segalaherang, Subang, Jawa Barat, didirikan Perhimpunan Pencak Silat Indonesia untuk menggabungkan aliran pencak Jawa Barat yang tersebar di seluruh kepulauan nusantara. Pada masa pendudukan Jepang, Presiden Soekarno pernah menjadi pelindungnya. Upaya serupa juga diadakan di Yogyakarta. Pada tahun 1943, beberapa pendekar pencak silat, yaitu R Brotosoetarjo dari Budaya Indonesia Mataram, Mohamad Djoemali dari Taman Siswa, RM Harimurti dari Krisnamurti, Abdullah dari Pencak Kesehatan, R Soekirman dari Rukun Kasarasaning Badan, Alip Purwowarso dari Setia Hati Organisasi, Suwarno dari Setia Hati Terate, R Mangkupujono dari Persatuan Hati dan RM Sunardi Suryodiprojo dari Reti Ati, mendirikan organisasi yang bernama Gapema (Gabungan Pencak Mataram) untuk bersama-sama menggalang pencak silat yang tumbuh di Kesultanan Yogyakarta. Gapema ini merupakan sebuah batalyon yang seluruh anggotanya adalah pesilat dan turut berjuang dalam perang kemerdekaan Republik Indonesia.", "question_text": "Kapankah persilatan dimulai di Indonesia ?", "answers": [{"text": "1922", "start_byte": 105, "limit_byte": 109}]} {"id": "7661537050149861957-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bouraq Indonesia Airlines", "passage_text": "Pada awalnya, Jerry A Sumendap hanya berniat mendirikan maskapai penerbangan tak berjadwal untuk memudahkan kunjungannya dan karyawan senior mereka yang juga dimilikinya lewat PT Pordisa. Pada April 1969, dimulai proyek besar untuk mendirikan maskapai dengan cita-cita menghubungkan Kalimantan dengan pulau-pulau lain di tanah air. Bermodal tiga unit Douglas DC-3, Jerry Sumendap akhirnya memulai bisnisnya di industri penerbangan. Pada tanggal 1 April 1970 menjadi tonggak awal bagi nya karena pertama kalinya mendaratkan pesawat di lapangan rumput di Balikpapan, Kalimantan Timur. Perusahaan kayu miliknya memang memiliki kebutuhan untuk mengangkut pekerjanya ke kawasan pedalaman Kalimantan. Seiring berjalannya waktu, nasib berbeda dialami perusahaan kayu miliknya. Perusahaan kayu ini terpaksa berhenti beroperasi dan gulung tikar. Di sisi lain, Bouraq semakin membesar ditandai dengan langkah perusahaan yang mendirikan anak perusahaan Bali Air tahun 1972. Perusahaan barunya ini khusus dioperasikan untuk melayani rute perintis di daerah timur Indonesia. Selain Bali Air, Bouraq juga melahirkan anak perusahaan Bouraq Natour yang bergerak di bidang konstruksi. Bouraq Natour juga membantu pembangunan landasan Bandar Udara Internasional Sam Ratulangi, Manado pada tahun 1976 dan perusahaan juga ikut membangun overlay dan paving landasan Bandar Udara Internasional Ngurah Rai, Bali untuk pesawat berbadan lebar.[2] Selain itu, Bouraq juga sempat mengikuti tender pengadaan pesawat haji dengan menyewa 2 Boeing 707-100.", "question_text": "Kapan Bouraq Indonesia Airlines beroperasi ?", "answers": [{"text": "1 April 1970", "start_byte": 445, "limit_byte": 457}]} {"id": "-2169399992979062531-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat terbang", "passage_text": "Pesawat terbang yang lebih berat dari udara ini diterbangkan pertama kali oleh Wright Bersaudara (Orville Wright dan Wilbur Wright) dengan menggunakan pesawat rancangan sendiri yang dinamakan Flyer yang diluncurkan pada tahun 1903 di sekitar Amerika Serikat. Selain Wright bersaudara, tercatat beberapa penemu pesawat lain yang menemukan pesawat terbang antara lain Samuel F Cody yang melakukan aksinya di lapangan Farnborough, Inggris tahun 1910. Sedangkan untuk pesawat yang lebih ringan dari udara sudah terbang jauh sebelumnya. Penerbangan pertama kalinya dengan menggunakan balon udara panas yang ditemukan seorang berkebangsaaan Perancis bernama Joseph Montgolfier dan Etiene Montgolfier terjadi pada tahun 1782, kemudian disempurnakan seorang Jerman yang bernama Ferdinand von Zeppelin dengan memodifikasi balon berbentuk cerutu yang digunakan untuk membawa penumpang dan barang pada tahun 1900. Pada tahun tahun berikutnya balon Zeppelin mengusai pengangkutan udara sampai musibah kapal Zeppelin pada perjalanan trans-Atlantik di New Jersey 1936 yang menandai berakhirnya era Zeppelin meskipun masih dipakai menjelang Perang Dunia II. Setelah zaman Wright, pesawat terbang banyak mengalami modifikasi baik dari rancang bangun, bentuk dan mesin pesawat untuk memenuhi kebutuhan transportasi udara.Pesawat komersial yang lebih besar dibuat pada tahun 1949 bernama Bristol Brabazon.Sampai sekarang pesawat penumpang terbesar di dunia di buat oleh airbus industrie dari eropa dengan pesawat A380.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan pesawat pertama kali ?", "answers": [{"text": "1903", "start_byte": 226, "limit_byte": 230}]} {"id": "-8901168245125571191-22", "language": "indonesian", "document_title": "Globalisasi", "passage_text": "Menurut asal katanya, kata \"globalisasi\" diambil dari kata global, yang maknanya ialah universal. Achmad Suparman menyatakan Globalisasi adalah suatu proses menjadikan sesuatu (benda atau perilaku) sebagai ciri dari setiap individu di dunia ini tanpa dibatasi oleh wilayah. Globalisasi belum memiliki definisi yang mapan, kecuali sekadar definisi kerja (working definition), sehingga bergantung dari sisi mana orang melihatnya. Ada yang memandangnya sebagai suatu proses sosial, atau proses sejarah, atau proses alamiah yang akan membawa seluruh bangsa dan negara di dunia makin terikat satu sama lain, mewujudkan satu tatanan kehidupan baru atau kesatuan ko-eksistensi dengan menyingkirkan batas-batas geografis, ekonomi dan budaya masyarakat.", "question_text": "dari manakah kata globalisasi berasal?", "answers": [{"text": "global", "start_byte": 59, "limit_byte": 65}]} {"id": "6865188772592421775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966.[1] Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.", "question_text": "Kapankah pemerintahan orde baru dimulai ?", "answers": [{"text": "1966", "start_byte": 275, "limit_byte": 279}]} {"id": "-1526708755378158753-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Kampus UGM", "passage_text": "Masjid Kampus UGM pertama kali dibangun pada tanggal 21 Mei 1998 di bekas komplek pemakaman Tionghoa. Pembangunan masjid ini dikerjakan seluruhnya oleh mahasiswa Teknik Arsitektur UGM dan untuk menyelesaikan pembangunannya menghabiskan dana sebesar 9,5 miliar Rupiah. Kemudian masjid ini digunakan untuk pertama kalinya pada tanggal 4 Desember 1999.[1]", "question_text": "Siapa arsitek Masjid Jogokariyan?", "answers": [{"text": "mahasiswa Teknik Arsitektur UGM", "start_byte": 152, "limit_byte": 183}]} {"id": "6988751835499848015-0", "language": "indonesian", "document_title": "Brussel dan Uni Eropa", "passage_text": "Brussel di Belgia dianggap secara de facto sebagai ibukota Uni Eropa,[2] yang memiliki sejarah panjang sebagai kantor pusat lembaga-lembaga Uni Eropa di European Quarter. Uni Eropa tidak memiliki ibu kota resmi tetapi Brussel menjadi tempat bagi Komisi Eropa, Dewan Uni Eropa dan Dewan Eropa, serta kantor dari Parlemen Eropa.", "question_text": "Dimana kantor pusat Uni Eropa?", "answers": [{"text": "Brussel", "start_byte": 218, "limit_byte": 225}]} {"id": "-8690763695486448008-49", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Secara resmi RRT memandang dirinya sendiri sebagai satu bangsa (Tionghoa) yang multi-etnis dengan 56 etnisitas yang diakui. Mayoritas etnis Han menyusun hampir 93% populasi; bagaimanapun merupakan mayoritas dalam hanya hampir setengah daerah Tiongkok. Penduduk bangsa Han sendiri heterogen, dan bisa dianggap sebagai kumpulan pelbagai etnik yang mengamalkan budaya dan bercakap bahasa yang sama. Kebanyakan suku Han bertutur macam-macam bahasa vernakular Tionghoa, yang bisa dilihat sebagai 1 bahasa atau keluarga bahasa. Subdivisi terbesar bahasa Tionghoa yang diucapkan ialah bahasa Mandarin, dengan lebih banyak pembicara daripada bahasa lainnya di dunia. Versi standar Mandarin yang didasarkan pada dialek Beijing, dikenal sebagai Putonghua, diajarkan di sekolah dan digunakan sebagai bahasa resmi di seluruh negara.", "question_text": "Apakah bahasa resmi Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Mandarin", "start_byte": 585, "limit_byte": 593}]} {"id": "4788594247416449048-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Serbia", "passage_text": "Dinar Serbia (simbol: Y; kode ISO 4217: RSD) adalah mata uang resmi negara Serbia yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 para. Simbol yang paling umum digunakan untuk dinar adalah Y. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 2003.", "question_text": "Apakah mata uang Serbia ?", "answers": [{"text": "Dinar Serbia", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-1769573300796414130-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toyota Kijang", "passage_text": "Toyota Kijang (Kerjasama Indonesia Jepang) awalnya adalah model kendaraan niaga yang kemudian bertransformasi menjadi mobil keluarga buatan Toyota, dan merupakan kendaraan paling populer untuk kelas minibus di Indonesia. Toyota Kijang hadir di Indonesia sejak tahun 1977 dan saat ini merupakan salah satu model Toyota yang sukses secara komersial sampai sekarang. Sehingga berbagai varian dan generasi mobil ini dapat ditemukan dengan mudah di seluruh pelosok Indonesia.", "question_text": "Kapan Toyota Kijang masuk di Indonesia?", "answers": [{"text": "1977", "start_byte": 266, "limit_byte": 270}]} {"id": "-8140757284274843941-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kemenyan", "passage_text": "Kemenyan, sering juga disebut Olibanum [1], adalah aroma wewangian berbentuk kristal yang digunakan dalam dupa dan parfum. Kristal ini diolah dan diperoleh dari pohon jenis Boswellia dalam keluarga tumbuh-tumbuhan Burseraceae, Boswellia sacra (Sinonim B. carteri, B. thurifera, B. bhaw-dajiana), B. frereana dan B. serrata (kemenyan India).", "question_text": "Apa bahan atau alat yang dijadikan kemenyan ?", "answers": [{"text": "pohon jenis Boswellia dalam keluarga tumbuh-tumbuhan Burseraceae, Boswellia sacra (Sinonim B. carteri, B. thurifera, B. bhaw-dajiana), B. frereana dan B. serrata", "start_byte": 161, "limit_byte": 322}]} {"id": "1811788114268887287-54", "language": "indonesian", "document_title": "Phineas dan Ferb", "passage_text": "Pada tanggal 11 Januari 2011, kepala Disney Channels Worldwide Gary Marsh mengumumkan bahwa sebuah film layar lebar berdasarkan Phineas dan Ferb sedang dikembangkan oleh produser Tron: Legacy Sean Bailey.[102][103] Pada tanggal 6 September 2011, Dan dan Swampy telah selesai menulis naskahnya. Pada bulan Oktober 2011, film tersebut, yang sementara berjudul Phineas and Ferb saja, diberikan tanggal rilis pada tanggal 26 Juli 2013 oleh Walt Disney Pictures, sebuah slot yang sebelumnya diduduki oleh Thor: The Dark World.[104] Pada tanggal 27 Oktober 2011, diumumkan bahwa Michael Arndt, yang telah menulis Little Miss Sunshine dan Toy Story 3, telah dipekerjakan untuk menulis draf untuk film tersebut. Proyek ini sekarang akan diproduksi oleh Mandeville Films.[105] Pada bulan Oktober 2012, Disney memindahkan tanggal rilisnya menjadi tahun 2014,[106] dan pada bulan Agustus 2013, film tersebut telah dihapus dari jadwalnya.[107] Hal ini menyebabkan spekulasi bahwa film tersebut dibatalkan, namun Swampy Marsh mengkonfirmasi melalui Twitter bahwa film tersebut baru saja ditangguhkan.[108] Pada tanggal 12 Juli 2015, telah dikonfirmasi bahwa bentuk naskah film tersebut telah selesai.[109] Hingga Maret 2018, tidak ada lagi kata-kata mengenai perkembangan film tersebut.", "question_text": "siapakah produser Phineas dan Ferb?", "answers": [{"text": "Sean Bailey", "start_byte": 192, "limit_byte": 203}]} {"id": "-1015887972949379837-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rumusan-rumusan Pancasila", "passage_text": "Dari kronik sejarah setidaknya ada beberapa rumusan Pancasila yang telah atau pernah muncul. Rumusan Pancasila yang satu dengan rumusan yang lain ada yang berbeda namun ada pula yang sama. Secara berturut turut akan dikemukakan rumusan dari Muh Yamin, Sukarno, Piagam Jakarta, Hasil BPUPKI, Hasil PPKI, Konstitusi RIS, UUD Sementara, UUD 1945 (Dekrit Presiden 5 Juli 1959), Versi Berbeda, dan Versi populer yang berkembang di masyarakat.", "question_text": "Siapa yang merumuskan Pancasila ?", "answers": [{"text": "Muh Yamin, Sukarno", "start_byte": 241, "limit_byte": 259}]} {"id": "-7893224411994217576-0", "language": "indonesian", "document_title": "Krona Norwegia", "passage_text": "Krona Norwegia [ˈkɾuːnə] (sign: kr; code: NOK) adalah nama mata uang negara Norwegia. Satu krone bercabang 100 ore. Mata uang ini pertama kali dipakai sejak tahun 1875.", "question_text": "Apa mata uang Norwegia ?", "answers": [{"text": "Krona Norwegia", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "6385211031325407159-3", "language": "indonesian", "document_title": "Uranus", "passage_text": "Uranus telah diamati pada banyak kesempatan sebelum penemuannya sebagai planet, namun ia dianggap secara salah sebagai bintang. Pengamatan yang tercatat paling awal adalah pada tahun 1690 saat John Flamsteed mengamati planet itu sedikitnya enam kali, mengkatalogkannya sebagai 34 Tauri. Astronom Perancis, Pierre Lemonnier, mengamati Uranus setidaknya dua puluh kali antara tahun 1750 dan 1769,[17] termasuk pada empat malam berturut-turut.", "question_text": "Siapa penemu Uranus?", "answers": [{"text": "John Flamsteed", "start_byte": 193, "limit_byte": 207}]} {"id": "6683521649734073966-75", "language": "indonesian", "document_title": "Aceh", "passage_text": "Luas Aceh 5.677.081 ha, dengan hutan sebagai lahan terluas yang mencapai 2.290.874 ha, diikuti lahan perkebunan rakyat seluas 800.553 ha. Sedangkan lahan industri mempunyai luas terkecil yaitu 3.928 ha. Cakupan wilayah Aceh terdiri dari 119 pulau, 35 gunung dan 73 sungai utama.[22]", "question_text": "Berapa luas provinsi Aceh?", "answers": [{"text": "5.677.081 ha", "start_byte": 10, "limit_byte": 22}]} {"id": "6877553386864650598-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Pitcairn", "passage_text": "Kepulauan Pitcarin, resminya bernama Kepulauan Pitcairn, Henderson, Ducie dan Oeno, adalah kumpulan dari empat pulau-pulau vulkanis di selatan Samudera Pasifik. Keempat pulau tersebut tersebar beberapa ratus mil di samudera pasifik dan memiliki daratan yang kalau digabungkan luasnya menjadi 47 hektar kilometer, dimana pulau Henderson merupakan pulau terluas yang meliputi 86% keseluruhan daratan. Namun demikian hanya Pulau Pitcairn yang berpenghuni.", "question_text": "Berapa luas Kepulauan Pitcarin?", "answers": [{"text": "47 hektar kilometer", "start_byte": 292, "limit_byte": 311}]} {"id": "1443260107176351473-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ronde van Vlaanderen", "passage_text": "Tour of Flanders dimulai pada tahun 1913 oleh Karel Van Wijnendaele, pendiri dari koran olahraga Sportwereld. Pada masa tersebut sangat umum bagi pembuat koran atau majalah untuk menyelenggarakan balap sepeda sebagai jalan untuk mempromosikan media tersebut.", "question_text": "Dimanakah balap sepeda professional Eropa pertama diadakan ?", "answers": [{"text": "1913", "start_byte": 36, "limit_byte": 40}]} {"id": "5646836412360423484-2", "language": "indonesian", "document_title": "Taoisme", "passage_text": "Taoisme adalah sebuah aliran filsafat yang berasal dari Cina. Taoisme sudah berumur ribuan tahun, dan akar-akar pemikirannya telah ada sebelum masa Konfusiusme. Hal ini dapat disebut sebagai tahap awal dari Taoisme. Bentuk Taoisme yang lebih sistematis dan berupa aliran filsafat muncul kira-kira 3 abad SM. Selain aliran filsafat, Taoisme juga muncul dalam bentuk agama rakyat, yang mulai berkembang 2 abad setelah perkembangan filsafat Taoisme.", "question_text": "Kapam Taoisme muncul pertama kali ?", "answers": [{"text": "3 abad SM", "start_byte": 297, "limit_byte": 306}]} {"id": "-9208552649027332705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Haver", "passage_text": "Haver (Avena sativa L.), dikenal pula sebagai oat, merupakan serealia yang cukup penting di daerah beriklim subtropis dan sedang. Bulir yang dihasilkannya (disebut haver pula) dimanfaatkan sebagai makanan serta pakan (terutama kuda). Di Indonesia produknya dikenal dari sejenis bubur yang diintroduksi penjajah Belanda, yang dikenal sebagai havermut.", "question_text": "Apa nama ilmiah Haver?", "answers": [{"text": "Avena sativa L", "start_byte": 7, "limit_byte": 21}]} {"id": "2954188250667149753-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Juara Dunia Pembalap Formula Satu", "passage_text": "Juara dunia Formula Satu yang pertama adalah Nino Farina. Kejuaraan dunia pembalap F1 diadakan pertama kali pada 1950. Pembalap pertama yang menjadi juara dunia secara berturut-turut adalah Alberto Ascari, yang menjadi juara dunia pada musim 1952 dan 1953.", "question_text": "Siapa juara pembalap mobil Formula Satu yang pertama?", "answers": [{"text": "Nino Farina", "start_byte": 45, "limit_byte": 56}]} {"id": "4913755363226614450-0", "language": "indonesian", "document_title": "Manajemen strategis", "passage_text": "Manajemen strategis adalah seni dan ilmu penyusunan, penerapan, dan pengevaluasian keputusan - keputusan, manajemen strategis berfokus pada proses penetapan tujuan organisasi, pengembangan kebijakan dan perencanaan untuk mencapai sasaran, serta mengalokasikan sumber daya untuk menerapkan kebijakan dan merencanakan pencapaian tujuan organisasi. Manajemen strategis mengkombinasikan aktivitas-aktivitas dari berbagai bagian fungsional suatu bisnis untuk mencapai tujuan organisasi. Ada tiga tahapan dalam manajemen strategis, yaitu perumusan strategi, pelaksanaan strategi, dan evaluasi strategi.[1]", "question_text": "Berapakah tahap dalam melaksanakan Manajemen strategis?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 486, "limit_byte": 490}]} {"id": "6187407716039820981-8", "language": "indonesian", "document_title": "Salat tujuh waktu", "passage_text": "Pada Gereja Ortodoks Syria, setiap salat terdiri dari tiga rakaat (satuan gerakan). Pada rakaat pertama hanya dilakukan qiyam (berdiri). Pada rakaat kedua dilakukan rukuk, dan sujud. Pada saat rukuk dan sujud ini dilakukan gerakan tanda salib. Dan, doa yang digunakan dalam bahasa Arab, Aram, Yunani, dan Ibrani. Lalu dibacakan pujian (qari’ah) yang dikutip dari kitab Mazmur. Pada rakaat ketiga dilakukan pembacaan kanun al imam, semacam pengakuan kepada Tuhan (syahadat) yang dikenal dalam Gereja Ortodoks.[3]", "question_text": "Bagaimana cara mengejakan Salat Tujuh Waktu?", "answers": [{"text": "tiga rakaat (satuan gerakan). Pada rakaat pertama hanya dilakukan qiyam (berdiri). Pada rakaat kedua dilakukan rukuk, dan sujud. Pada saat rukuk dan sujud ini dilakukan gerakan tanda salib. Dan, doa yang digunakan dalam bahasa Arab, Aram, Yunani, dan Ibrani. Lalu dibacakan pujian (qari’ah) yang dikutip dari kitab Mazmur. Pada rakaat ketiga dilakukan pembacaan kanun al imam, semacam pengakuan kepada Tuhan", "start_byte": 54, "limit_byte": 463}]} {"id": "2877051257577415733-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Tengah", "passage_text": "\nLaut Tengah, kadangkala disebut Laut Mediterania ('Mediterrania' berarti 'daratan/negeri tengah') atau Mare Nostrum dalam bahasa Latin, adalah laut antarbenua yang terletak antara Eropa di utara, Afrika di selatan dan Asia di timur, mencakup wilayah seluas 2,5 juta km².[1]", "question_text": "Berapa luas Laut Tengah?", "answers": [{"text": "2,5 juta km²", "start_byte": 258, "limit_byte": 271}]} {"id": "-3382548474431608378-9", "language": "indonesian", "document_title": "Sri Lanka", "passage_text": "Penduduk Sri Lanka sebagian besar bertempat tinggal di pedesaan. Angka harapan hidup bagi penduduk Sri Lanka yang laki-laki adalah berusia 68 tahun dan yang perempuan 72 tahun. Sekitar 74 persen penduduk Sri Lanka merupakan kelompok etnis Sinhala. Penduduk yang lain terdiri atas kelompok etnis Tamil Sri Lanka (13 persen), Tamil India (6 persen), Moor Sri Lanka (7 persen) dan lainnya. Bahasa pengantar resmi yang dipergunakan oleh penduduk adalah bahasa Inggris.", "question_text": "Apakah bahasa resmi Sri Lanka?", "answers": [{"text": "bahasa Inggris", "start_byte": 449, "limit_byte": 463}]} {"id": "6790677921480960289-0", "language": "indonesian", "document_title": "Diatessaron", "passage_text": "Diatessaron adalah sebuah karya dari Tatianus sekitar tahun 150 atau 160.[1] Merupakan hasil upaya Tatianus yang mencoba membuat kumpulan keempat Injil menjadi sebuah cerita yang bersambung.[2]\nDiatessaron disebut juga “Harmoni Injil”.[2] Tatianus adalah seorang berasal dari Siria.[2] Fragmen Diatessaron milik Tatianus ini berhasil ditemukan di Dura-Europos, suatu daerah aliran Sungai Efrat pada tahun 1933.[2] Sulit memastikan apakah Tatianus saat menuliskan karyanya ini menggunakan bahasa Yunani atau Siria.[2] Akan tetapi, tempat penyusunan harmoni Injil karya Tatianus tersebut diduga adalah Roma sehingga kemungkinan besar bahasa aslinya adalah bahasa Yunani.[2]\nKitab ini diberikan Tatianus untuk orang-orang Kristen yang ada di Siria pada waktu ia kembali dari Roma.[2] Ketika diberikan diatessaron sudah dalam bentuk Siria.[2] Diatessaron Siria inilah yang kemudian dianggap resmi untuk digunakan.[2] Diatessaron milik Tatianus tersebar luas di kalangan orang Kristen Siria sampai abad ke-5.[1] Diatessaron kemudian digantikan oleh Peshitta, sebuah versi yang lebih sederhana.[2]", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan dalam Diatessaron?", "answers": [{"text": "Yunani", "start_byte": 665, "limit_byte": 671}]} {"id": "-4013380311757581566-1", "language": "indonesian", "document_title": "Henri Rivière", "passage_text": "Dilahirkan di Paris pada tanggal 12 Juli 1827, Rivière memasuki École Navale pada bulan Oktober 1842. Dia lulus sebagai seorang taruna (kelas kedua) pada bulan Agustus 1845, dan menyaksikan dinas angkatan laut pertamanya di Samudra Pasifik pada Brillante. Pada bulan Februari 1847 ia ditugaskan ke divisi angkatan laut Laut Selatan, ke Virginie. Ia dipromosikan menjadi seorang taruna (kelas satu) pada bulan September 1847 dan enseigne de vaisseau pada bulan September 1849. Selama lima tahun berikutnya dia bertugas di skuadron Mediterania di atas kapal Iéna (1850), Labrador (1851) dan Jupiter (1852-54). Secara signifikan, laporan rahasianya dari periode ini menyebutkan bahwa ia tampaknya terlalu tertarik pada puisi dan sastra.", "question_text": "Dimana Henri Laurent Rivière lahir?", "answers": [{"text": "Paris", "start_byte": 14, "limit_byte": 19}]} {"id": "1216890275299884709-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jagatara Oharu", "passage_text": "Jagatara Oharu lahir di Nagasaki pada tahun 1625. Ayahnya adalah pelaut berkebangsaan Italia bernama Nicholas Marino yang tiba di Jepang menaiki sebuah kapal dagang Portugis. Nicholas Marino meninggal dunia karena sakit ketika Oharu berusia 9 tahun. Ibunya adalah seorang pedagang berkebangsaan Jepang bernama Maria (hanya nama baptisnya yang diketahui) yang tinggal di Nagasaki. Sewaktu ayahnya masih hidup, Oharau bersama keluarganya tinggal di permukiman orang Belanda di Orandazaka. Setelah ayahnya meninggal, Oharu dan Oman diajak ibunya pindah rumah keluarga ibunya di Sakaya-chō, Nagasaki yang ditinggali oleh adik laki-laki dari ibu dari Oharu yang bernama Shichibei.[3]", "question_text": "Kapan Jagatara Oharu lahir?", "answers": [{"text": "1625", "start_byte": 44, "limit_byte": 48}]} {"id": "-5157164215816164786-22", "language": "indonesian", "document_title": "Sriwijaya", "passage_text": "Dari catatan sejarah dan bukti arkeologi, pada abad ke-9 Sriwijaya telah melakukan kolonisasi di hampir seluruh kerajaan-kerajaan Asia Tenggara, antara lain: Sumatera, Jawa, Semenanjung Malaya, Thailand, Kamboja, Vietnam,[2] dan Filipina.[35] Dominasi atas Selat Malaka dan Selat Sunda, menjadikan Sriwijaya sebagai pengendali rute perdagangan rempah dan perdagangan lokal yang mengenakan bea dan cukai atas setiap kapal yang lewat. Sriwijaya mengumpulkan kekayaannya dari jasa pelabuhan dan gudang perdagangan yang melayani pasar Tiongkok, dan India.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan Kerajaan Sriwijaya?", "answers": [{"text": "Sumatera, Jawa, Semenanjung Malaya, Thailand, Kamboja, Vietnam,[2] dan Filipina", "start_byte": 158, "limit_byte": 237}]} {"id": "1512611709830301421-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mont Blanc", "passage_text": "Mont Blanc terletak di sebagian wilayah Perancis dan wilayah Italia, akan tetapi Perancis bersikeras menyatakan bahwa puncak gunung ini berada di dalam area wilayahnya; bahkan di beberapa peta negara Perancis, area gunung ini dimasukkan sepenuhnya ke dalam wilayah negara Perancis. Dalam sebuah konvensi antara Perancis dan Kerajaan Sardinia di Turin (1861), ditetapkan perbatasan di puncak gunung Mont Blanc.", "question_text": "di negara manakah Mont Blanc terletak?", "answers": [{"text": "sebagian wilayah Perancis dan wilayah Italia, akan tetapi Perancis bersikeras menyatakan bahwa puncak gunung ini berada di dalam area wilayahnya", "start_byte": 23, "limit_byte": 167}]} {"id": "-1009609344488057447-4", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Non-Blok", "passage_text": "Gerakan Non-Blok sendiri bermula dari sebuah Konferensi Tingkat Tinggi Asia-Afrika sebuah konferensi yang diadakan di Bandung, Indonesia, pada tahun 1955. Di sana, negara-negara yang tidak berpihak pada blok tertentu mendeklarasikan keinginan mereka untuk tidak terlibat dalam konfrontasi ideologi Barat-Timur. Pendiri dari gerakan ini adalah lima pemimpin dunia: Josip Broz Tito presiden Yugoslavia, Soekarno presiden Indonesia, Gamal Abdul Nasser presiden Mesir, Pandit Jawaharlal Nehru perdana menteri India, dan Kwame Nkrumah dari Ghana.", "question_text": "Apa penyebab munculnya Gerakan Non-Blok?", "answers": [{"text": "negara-negara yang tidak berpihak pada blok tertentu mendeklarasikan keinginan mereka untuk tidak terlibat dalam konfrontasi ideologi Barat-Timur", "start_byte": 164, "limit_byte": 309}]} {"id": "8735849614714897958-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asteroid", "passage_text": "Asteroid, disebut juga planet minor atau planetoid, adalah benda berukuran lebih kecil daripada planet, tetapi lebih besar daripada meteoroid, umumnya terdapat di bagian dalam Tata Surya (lebih dalam dari orbit planet Neptunus). Asteroid berbeda dengan komet dari penampakan visualnya. Komet menampakkan koma (\"ekor\") sementara asteroid tidak. Istilah ini secara historis ditujukan untuk semua objek astronomis yang mengelilingi matahari dan setelah diobservasi tidak memiliki karakteristik komet aktif.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan asteroid ?", "answers": [{"text": "benda berukuran lebih kecil daripada planet, tetapi lebih besar daripada meteoroid, umumnya terdapat di bagian dalam Tata Surya", "start_byte": 59, "limit_byte": 186}]} {"id": "3314314536271280908-4", "language": "indonesian", "document_title": "Socrates", "passage_text": "Cara berfilsatnya inilah yang memunculkan rasa sakit hati terhadap Socrates karena setelah penyelidikan itu maka akan tampak bahwa mereka yang dianggap bijak oleh masyarakat ternyata tidak mengetahui apa yang sesungguhnya mereka ketahui. Rasa sakit hati inilah yang nantinya akan berujung pada kematian Socrates melalui peradilan dengan tuduhan merusak generasi muda. Sebuah tuduhan yang sebenarnya bisa dengan gampang dipatahkan melalui pembelaannya sebagaimana tertulis dalam Apologi karya Plato. Socrates pada akhirnya wafat pada usia tujuh puluh tahun dengan cara meminum racun sebagaimana keputusan yang diterimanya dari pengadilan dengan hasil voting 280 mendukung hukuman mati dan 220 menolaknya.", "question_text": "apakah penyebab kematian Sokrates ?", "answers": [{"text": "meminum racun sebagaimana keputusan yang diterimanya dari pengadilan", "start_byte": 568, "limit_byte": 636}]} {"id": "-7493517704167790724-37", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Dominika", "passage_text": "\nBudaya Republik Dominika, seperti negara Karibia sekitarnya, adalah campuran kolonis Eropa, Taíno dan unsur budaya Afrika. Bahasa Kastilia yang umum dikenal sebagai bahasa Spanyol, adalah bahasa resmi. Bahasa lain seperti Inggris, Perancis, Jerman, Kreol Haiti, dan Italia juga dituturkan di berbagai tingkat. Unsur budaya Eropa, Afrika dan Taíno paling menonjol dalam makanan, struktur keluarga, agama, dan musik. Banyak nama dan kata Taíno digunakan dalam bahasa harian untuk sejumlah barang asli RD. ", "question_text": "Apakah bahasa kebangsaan Republik Dominika?", "answers": [{"text": "Kastilia", "start_byte": 132, "limit_byte": 140}]} {"id": "-3950699178994966551-24", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Tahun 1971, Ray Tomlinson berhasil menyempurnakan program e-mail yang\nia ciptakan setahun yang lalu untuk ARPANET. Program e-mail ini begitu\nmudah sehingga langsung menjadi populer. Pada tahun yang sama, ikon \"@\"\njuga diperkenalkan sebagai lambang penting yang menunjukkan “at” atau\n“pada”. Tahun 1973, jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan ke luar\nAmerika Serikat.", "question_text": "Kapan e-mail mulai dikembangkan ?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "5970655124673908947-6", "language": "indonesian", "document_title": "Taurat", "passage_text": "\nKata torah dari kata kerja bahasa Ibrani yarah. Dalam pangkal verba (konjugasi) hifil, kata ירה (yarah) berarti \"memberi pengajaran, mengajarkan, menunjukkan\"[2] (misalnya pada Kitab Imamat 10:11). Jadi kata torah dapat bermakna \"ajaran\" atau \"instruksi\", boleh ajaran dari ibu, ajaran dari ayah, atau ajaran dari Tuhan. Terjemahan yang paling sering dipakai, \"hukum\", sebenarnya mengandung makna yang kurang tepat,[3] karena kata bahasa Ibrani untuk \"hukum\" adalah din. Kesalahan pengertian \"Torah\" sebagai \"Hukum\"[4] dapat menjadi halangan untuk \"memahami pemikiran yang disarikan dengan istilah talmud torah (תלמוד תורה, \"pelajaran Taurat\").[5].", "question_text": "Apa itu Torah ?", "answers": [{"text": "\"ajaran\" atau \"instruksi\"", "start_byte": 233, "limit_byte": 258}]} {"id": "2262080286869278293-8", "language": "indonesian", "document_title": "Konflik Israel–Palestina", "passage_text": "Perang Arab-Israel 1948\nPersetujuan Gencatan Senjata 1949", "question_text": "Kapan perang Israel-Palestina dimulai ?", "answers": [{"text": "1948", "start_byte": 19, "limit_byte": 23}]} {"id": "-1804377444862211588-22", "language": "indonesian", "document_title": "Gangguan identitas disosiatif", "passage_text": "Era baru dimulai kembali pada tahun 1994 saat diterbitkannya DSM-IV gangguan ini berganti nama menjadi Gangguan Identitas Disosiatif (Dissociative Identity Disorder).[10]", "question_text": "Apakah nama kelainan yang memiliki kepribadian ganda ?", "answers": [{"text": "Gangguan Identitas Disosiatif", "start_byte": 103, "limit_byte": 132}]} {"id": "-3140534393394092858-1", "language": "indonesian", "document_title": "Venezuela", "passage_text": "Venezuela dibagi menjadi dua puluh tiga negara bagian (estados), daerah ibukota (distrito capital) Caracas, Dependensi Persekutuan (Dependencias Federales, wilayah khusus), dan Guayana Esequiba (didapat dalam sengketa perbatasan dengan Guyana). Venezuela dibagi lagi dalam 335 kota (municipios); yang memiliki lebih seribu paroki (parroquias). Negara-negara bagian tersebut digabungkan dalam sembilan wilayah administratif (regiones administrativas), yang diputuskan presiden.", "question_text": "Berapa jumlah kota di Venezuela?", "answers": [{"text": "335", "start_byte": 273, "limit_byte": 276}]} {"id": "3229015461887008897-0", "language": "indonesian", "document_title": "Marchia Pohan", "passage_text": "Marchia Caroline Pohan () merupakan seorang aktris berkebangsaan Indonesia. Ia adalah salah satu aktris berdarah Minahasa-Batak yang wajahnya cukup familiar namun sosoknya terbilang underrated. Salah satu trademark Marchia adalah tahi lalat di wajahnya.", "question_text": "Siapakah tokoh antagonis dalam sinetron Mutiara Hati ?", "answers": [{"text": "Marchia Caroline Pohan", "start_byte": 0, "limit_byte": 22}]} {"id": "-6356382259574159857-0", "language": "indonesian", "document_title": "Migrasi", "passage_text": "Migrasi adalah peristiwa berpindahnya suatu organisme dari suatu bioma ke bioma lainnya. Dalam banyak kasus, organisme bermigrasi untuk mencari sumber-cadangan-makanan yang baru untuk menghindari kelangkaan makanan yang mungkin terjadi karena datangnya musim dingin atau karena overpopulasi.", "question_text": "Apa pengertian migrasi ?", "answers": [{"text": "peristiwa berpindahnya suatu organisme dari suatu bioma ke bioma lainnya", "start_byte": 15, "limit_byte": 87}]} {"id": "-9120113357056886642-1", "language": "indonesian", "document_title": "DVD", "passage_text": "\nDVD adalah cakram padat yang dapat digunakan untuk menyimpan data, termasuk film dengan kualitas video dan audio yang lebih baik dari kualitas VCD. \"DVD\" pada awalnya adalah singkatan dari digital video disc, namun beberapa pihak ingin agar kepanjangannya diganti menjadi digital versatile disc (cakram serba guna digital) agar jelas bahwa format ini bukan hanya untuk video saja. Karena konsensus antara kedua pihak ini tidak dapat dicapai, sekarang nama resminya adalah \"DVD\" saja, dan huruf-huruf tersebut secara \"resmi\" bukan singkatan dari apapun.", "question_text": "Apa itu DVD?", "answers": [{"text": "cakram padat yang dapat digunakan untuk menyimpan data, termasuk film dengan kualitas video dan audio yang lebih baik dari kualitas VCD", "start_byte": 12, "limit_byte": 147}]} {"id": "3991078898951085594-13", "language": "indonesian", "document_title": "Tanabata", "passage_text": "Festival Tanabata dimeriahkan tradisi menulis permohonan di atas tanzaku atau secarik kertas berwarna-warni. Tradisi ini khas Jepang dan sudah ada sejak zaman Edo. Kertas tanzaku terdiri dari 5 warna (hijau, merah, kuning, putih, dan hitam). Di Tiongkok, tali untuk mengikat terdiri dari 5 warna dan bukan kertasnya. Permohonan yang dituliskan pada tanzaku bisa bermacam-macam sesuai dengan keinginan orang yang menulis.", "question_text": "apakah yang dilakukan saat festival Bintang/Tanabata berlangsung?", "answers": [{"text": "menulis permohonan di atas tanzaku atau secarik kertas berwarna-warni", "start_byte": 38, "limit_byte": 107}]} {"id": "-4084492650892739115-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Khusus Ibukota Jakarta", "passage_text": "Jakarta memiliki luas sekitar 661,52km² (lautan: 6.977,5km²), dengan penduduk berjumlah 10.374.235 jiwa (2017).[3] Wilayah metropolitan Jakarta (Jabodetabek) yang berpenduduk sekitar 28 juta jiwa,[4] merupakan metropolitan terbesar di Asia Tenggara atau urutan kedua di dunia.", "question_text": "berapakah luas kota Jakarta?", "answers": [{"text": "661,52km²", "start_byte": 30, "limit_byte": 40}]} {"id": "-611732172779810003-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Al-Aqsha", "passage_text": "Masjid Al Aqsha (Arabic: المسجد الاقصى‎, Al-Masjid Al-Aqsha, arti harfiah: \"masjid terjauh\"), juga disebut dengan Baitul Maqdis atau Bait Suci (Arabic: بيت المقدس‎, Hebrew: בֵּית־הַמִּקְדָּשׁ‎, Beit HaMikdash), Al Haram Asy Syarif (Arabic: الحرم الشريف‎, al-Ḥaram asy-Syarīf, \"Tanah Suci yang Mulia\", atau الحرم القدسي الشريف, al-Ḥaram al-Qudsī asy-Syarīf, \"Tanah Suci Yerusalem yang Mulia\"), Bukit Bait (Suci) (Hebrew: הַר הַבַּיִת‎, Har HaBáyit), adalah nama sebuah kompleks seluas 144.000 meter persegi yang berada di Kota Lama Yerusalem. Kompleks ini menjadi tempat yang disucikan oleh umat Islam, Yahudi, dan Kristen. Tempat ini sering dikelirukan dengan Jami' Al Aqsha atau Masjid Al Qibli. Jami' Al Aqsha adalah masjid berkubah biru yang menjadi bagian dari kompleks Masjid Al Aqsha sebelah selatan, sedangkan Masjidil Aqsha sendiri adalah nama dari kompleks tersebut, yang di dalamnya tidak hanya terdiri dari Jami' Al Aqsha (bangunan berkubah biru) itu sendiri, tetapi juga Kubah Shakhrah (bangunan berkubah emas) dan berbagai situs lainnya.", "question_text": "Berapa luas Masjid Al-Aqsha?", "answers": [{"text": "144.000 meter persegi", "start_byte": 580, "limit_byte": 601}]} {"id": "-2717040731375909139-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyatuan kembali Jerman", "passage_text": "\n\nPenyatuan kembali Jerman (Jerman Deutsche Wiedervereinigung) berlangsung pada tanggal 3 Oktober 1990, ketika mantan daerah Republik Demokratis Jerman (\"Jerman Timur\") digabungkan ke dalam Republik Federal Jerman (\"Jerman Barat\").", "question_text": "kapankah Jerman resmi menjadi negara?", "answers": [{"text": "3 Oktober 1990", "start_byte": 88, "limit_byte": 102}]} {"id": "-790788771868673001-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transformers", "passage_text": "Transformers adalah sebuah waralaba media populer tentang Mecharobo alien fiksi ciptaan Takara.corp.[1] Mereka berasal dari planet Saibertron, dan mempunyai dua grup utama. Pertama adalah grup heroik Autobots yang dipimpin oleh Optimus Prime/Rodimus Prime dan grup penjahat Decepticons yang dipimpin oleh Megatron/Galvatron. Mereka semua memiliki kemampuan untuk berubah dan menyesuaikan bentuk tubuh mereka dengan beragam model benda-benda yang ada di Bumi, seperti kendaraan darat, pesawat terbang, hewan, dan alat-alat elektronik modern (contohnya handphone dan CD player). Karena itu pula, mereka dapat mengubah massa berat tubuh mereka sendiri (seperti membesar atau mengecil), atau beberapa hal lain seperti bergabung menjadi satu dengan robot yang lain. Semboyan Transformers yang paling terkenal adalah: More Than Meets the Eye dan Robots in Disguise. Semua seri dan franchise Transformers yang ada saat ini merupakan sekuel yang berbasis dari versi original tahun 1984 yang disesuaikan dengan perkembangan zaman.", "question_text": "siapakah yang penulis serial Transformers?", "answers": [{"text": "Takara.corp", "start_byte": 88, "limit_byte": 99}]} {"id": "-6695659568533381447-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "tahun berapakah Uni Eropa didirikan?", "answers": [{"text": "1 Juli 2013", "start_byte": 127, "limit_byte": 138}]} {"id": "7073940602076382970-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liga Delos", "passage_text": "Liga Delos, didirikan pada tahun 477 SM,[1] adalah perkumpulan negara kota Yunani, anggotanya berjumlah antara 150[2] sampai 173 negara-kota,[3] di bawah pimpinan Athena, yang tujuannya adalah untuk meneruskan penyerangan terhadap Kekaisaran Persia setelah kemenangan Yunani pada Pertempuran Plataia pada akhir invasi kedua Persia ke Yunani dalam Perang Yunani-Persia. Nama Liga Delos[4] berasal dari tempat pertemuan resminya, yaitu pulau Delos, di sana pertemuan digelar di kuil dan di sana juga tempat baitulmal liga ini, sampai akhirnya dalam gerakan yang simbolis,[5] Perikles memindahkannya ke Athena pada tahun 454 SM.[6]", "question_text": "Apa tujuan utama pembentukan Liga Delos?", "answers": [{"text": "untuk meneruskan penyerangan terhadap Kekaisaran Persia setelah kemenangan Yunani pada Pertempuran Plataia pada akhir invasi kedua Persia ke Yunani dalam Perang Yunani-Persia", "start_byte": 193, "limit_byte": 367}]} {"id": "-1136275834729208414-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Berapa jumlah surah dalam Al-Qur'an?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "3710557433115276193-1", "language": "indonesian", "document_title": "The Amazing Spider-Man (film 2012)", "passage_text": "Perkembangan film tersebut diawali dengan pembatalan Spider-Man 4 pada tahun 2010, yang mengakhiri seri film Spider-Man sutradara Sam Raimi yang telah membintangi Tobey Maguire sebagai superhero tituler. Columbia Pictures memilih untuk melakukan reboot waralaba dengan tim produksi yang sama bersama James Vanderbilt untuk terus menulis film Spider-Man berikutnya sementara Alvin Sargent dan Steve Kloves membantu naskahnya juga. Selama pra-produksi, karakter utama dilemparkan pada tahun 2010. Desain baru diperkenalkan dari komik, seperti penembak web buatan. Dengan menggunakan kamera RED Epic Cinema Digital Camera Company, pengambilan gambar utama dimulai pada bulan Desember 2010 di Los Angeles sebelum pindah ke New York City. Film ini masuk pasca-produksi pada bulan April 2011. 3ality Technica menyediakan pemrosesan gambar 3D, dan Sony Pictures Imageworks menangani CGI. Ini juga merupakan film terakhir Amerika yang akan dicetak oleh James Horner dan dirilis selama masa hidupnya, sebelum kematiannya pada tahun 2015 dari kecelakaan pesawat terbang.", "question_text": "siapakah produser The Amazing Spider-Man?", "answers": [{"text": "James Vanderbilt", "start_byte": 300, "limit_byte": 316}]} {"id": "3216996963665265965-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keshogunan Tokugawa", "passage_text": "Keshogunan Tokugawa adalah pemerintahan diktator militer ketiga dan terakhir di Jepang setelah Keshogunan Kamakura dan Keshogunan Muromachi. Keshogunan Tokugawa dimulai pada tanggal 24 Maret 1603 dengan pengangkatan Tokugawa Ieyasu sebagai Sei-i Taishōgun dan berakhir ketika Tokugawa Yoshinobu mengembalikan kekuasaan ke tangan kaisar (Taisei Hōkan) pada 9 November 1867.", "question_text": "Kapan Keshogunan Tokugawa didirikan?", "answers": [{"text": "24 Maret 1603", "start_byte": 182, "limit_byte": 195}]} {"id": "-3037551469772431868-0", "language": "indonesian", "document_title": "Viz Media", "passage_text": "Viz Media, LLC adalah perusahaan manga, anime, dan hiburan Jepang yang didirikan pada tahun 1986 sebagai Viz, LLC. Pada tahun 2005, Viz, LLC dan ShoPro Entertaiment dimerger menjadi Viz Media, LLC yang dikenal sekarang yang dimiliki secara bersama oleh penerbit Jepang Shogakukan dan Shueisha, dan Divisi lisensinya Shogakukan Shogakukan Production (ShoPro Japan)[2] Viz Media berpusat di San Francisco, Amerika Serikat.", "question_text": "Siapa Viz Media?", "answers": [{"text": "perusahaan manga, anime, dan hiburan Jepang yang didirikan pada tahun 1986 sebagai Viz, LLC", "start_byte": 22, "limit_byte": 113}]} {"id": "712906741162787392-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taira no Kiyomori", "passage_text": "\nTaira no Kiyomori(平 清盛) (1118 - 20 Maret 1181) adalah samurai yang menjabat kepala klan Taira di akhir zaman Heian. Kiyomori adalah samurai pertama yang diangkat sebagai pejabat tinggi yang disebut Daijō Daijin.", "question_text": "Kapan Taira no Kiyomori lahir?", "answers": [{"text": "1118", "start_byte": 32, "limit_byte": 36}]} {"id": "-2452238681975337611-4", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya Islandia", "passage_text": "Karya-karya sastra klasik terkenal Islandia adalah saga-saga Islandia, epos prosa yang berlatar pada zaman awal pemukiman Islandia. Saga yang paling terkenal antara lain saga Njáls, tentang perseteruan darah, serta saga Grænlendinga dan saga Eiríks, yang menggambarkan penemuan dan awal manusia menempati Greenland dan Vinland (sekarang adalah provinsi Kanada Newfoundland dan Labrador).", "question_text": "Apakah kesenian tradisional Islandia yang paling terkenal ?", "answers": [{"text": "saga Njáls", "start_byte": 170, "limit_byte": 181}]} {"id": "2704022852367166866-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah komunikasi", "passage_text": "Pada zaman ini, teknologi informasi dan komunikasi yang dilakukan oleh manusia berfungsi sebagai sistem untuk pengenalan bentuk-bentuk yang manusia kenal. Untuk menggambarkan informasi yang diperoleh, mereka menggambarkannya pada dinding-dinding gua tentang berburu dan binatang buruannya. Pada masa ini, manusia mulai mengidentifikasi benda-benda yang ada di sekitar lingkungan tempat tinggal mereka, kemudian melukiskannya pada dinding gua tempat tinggalnya. Awal komunikasi mereka pada zaman ini hanya berkisar pada bentuk suara dengusan dan menggunakan isyarat tangan.", "question_text": "Bagaimana manusia zaman dulu berkomunikasi sebelum bahasa ditemukan ?", "answers": [{"text": "suara dengusan dan menggunakan isyarat tangan", "start_byte": 526, "limit_byte": 571}]} {"id": "4797170867196392183-0", "language": "indonesian", "document_title": "FAT", "passage_text": "Sistem berkas FAT adalah sebuah sistem berkas yang menggunakan struktur tabel alokasi berkas sebagai cara dirinya beroperasi. Untuk penyingkatan, umumnya orang menyebut sistem berkas FAT sebagai FAT saja. Kata FAT sendiri adalah singkatan dari File Allocation Table, yang jika diterjemahkan secara bebas ke dalam Bahasa Indonesia menjadi Tabel Alokasi Berkas. Arsitektur FAT sekarang banyak digunakan secara luas dalam sistem komputer dan kartu-kartu memori yang digunakan dalam kamera digital atau pemutar media portabel.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan FAT", "answers": [{"text": "File Allocation Table", "start_byte": 244, "limit_byte": 265}]} {"id": "-737752520028698051-1", "language": "indonesian", "document_title": "Koninklijke Paketvaart Maatschappij", "passage_text": "KPM didirikan pada 4 September 1888 di Amsterdam oleh Rotterdamsche Lloyd (RL) dan Stoomvaart Maatschappij Nederland (SMN) dengan berkantor pusat di gedung Scheepvaarthuis, Amsterdam, Belanda yang dibangun oleh seorang bangsawan bernama Prins Hendrikkade untuk mengelola pelayaran regional interinsuler (antar pulau) di kepulauan Hindia Belanda. RL dan SMN telah mengoperasikan layanan kapal uap reguler antara Belanda dan Jawa selama 20 tahun saat KPM didirikan. Sedangkan layanan pos antar pulau telah dilakukan oleh Nederlandsch-Indische Stoomboot Maatschappij (NISM), anak perusahaan British India Navigation Company (BINC). KPM mulai beroperasi pada 1 Januari 1891 dengan modal 29 kapal uap kecil - 13 baru dan 16 warisan dari pendahulunya, NISM. Perusahaan ini terutama berfokus pada rute pelayaran regular terjadwal bagi penumpang dan muatan kargo antara pulau di Hindia Belanda yang kemudian lebih populer dengan istilah sebagai pelayaran pos antar pulau.", "question_text": "Kapan Koninklijke Paketvaart Maatschappij berdiri ?", "answers": [{"text": "4 September 1888", "start_byte": 19, "limit_byte": 35}]} {"id": "5583959036702623478-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin ketik", "passage_text": "Mesin ketik atau mesin tik adalah mesin, atau alat elektronik dengan sebuah set tombol-tombol yang, apabila ditekan, menyebabkan huruf dicetak pada dokumen, biasanya kertas. Dari awal penemuannya sebelum tahun 1870 sampai pada abad 20, mesin ketik banyak digunakan oleh para penulis profesional dan pekerja di kantor. Sejak saat itu, mesin ketik telah menjadi bagian dari bisnis perusahaan dan menjadi produk komersil di seluruh dunia. Walaupun masih populer dengan beberapa profesi, seperti penulis, mesin ketik fungsinya telah teralihkan dengan kehadiran mesin lain. Pada akhir dasawarsa 1980-an, mesin pengolah kata dan komputer pribadi (personal computer) telah menggantikan fungsi mesin ketik di beberapa negara di dunia bagian barat. Walaupun demikian, mesin ketik masih digunakan di beberapa negara tertentu di dunia hingga saat ini.", "question_text": "Apa fungsi dari mesin tik ?", "answers": [{"text": "huruf dicetak pada dokumen", "start_byte": 129, "limit_byte": 155}]} {"id": "4933088028862025784-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "Apa mata uang korea selatan ?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-2372287048475487096-1", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak Bumi", "passage_text": "OPEC didirikan pada 14 September 1961 di Bagdad, Irak. Saat itu anggotanya hanya lima negara. Sejak tahun 1965 markasnya bertempat di Wina, Austria.", "question_text": "kapankah opec didirikan?", "answers": [{"text": "14 September 1961", "start_byte": 20, "limit_byte": 37}]} {"id": "8863093734202409077-14", "language": "indonesian", "document_title": "Garuda Indonesia", "passage_text": "Maskapai penerbangan PT Indonesian Airlines Aviapatria (Indonesian Airlines) didirikan tahun 1999 dan mulai beroperasi Maret 2001. Pada September 1999, ia memperoleh izin dari pemerintah Indonesia untuk melakukan penerbangan berjadwal di 46 rute. Perusahaan ini dimiliki oleh investor perorangan (75%) dan Rudy Setyopurnomo (25%), Presiden Direktur maskapai ini. Indonesian Airlines menghentikan operasinya pada tahun 2003. Setelah itu kantor pusatnya digabungkan dengan Garuda Indonesia.", "question_text": "Kapan Garuda Indonesia mulai beroperasi ?", "answers": [{"text": "Maret 2001", "start_byte": 119, "limit_byte": 129}]} {"id": "-5708820204258296699-2", "language": "indonesian", "document_title": "Zohra Andi Baso", "passage_text": "Zohra Andi Baso (Lahir di Labakkang, Sulawesi Selatan, 17 April 1952) adalah aktivis perempuan Indonesia asal Sulawesi Selatan. Dia merupakan kandidat penerima Nobel Peace Pize 2005 bersama 977 perempuan dari 153 negara.[1]", "question_text": "Kapan Zohra Andi Baso lahir?", "answers": [{"text": "17 April 1952", "start_byte": 55, "limit_byte": 68}]} {"id": "-944398826673183159-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karbon", "passage_text": "\nKarbon atau zat arang merupakan unsur kimia yang mempunyai simbol C dan nomor atom 6 pada b periodik. Sebagai unsur golongan 14 pada tabel periodik, karbon merupakan unsur non-logam dan bervalensi 4 (tetravalen), yang berarti bahwa terdapat empat elektron yang dapat digunakan untuk membentuk ikatan kovalen. Terdapat tiga macam isotop karbon yang ditemukan secara alami, yakni 12C dan 13C yang stabil, dan 14C yang bersifat radioaktif dengan waktu paruh peluruhannya sekitar 5730 tahun.[1] Karbon merupakan salah satu dari di antara beberapa unsur yang diketahui keberadaannya sejak zaman kuno.[2][3] Istilah \"karbon\" berasal dari bahasa Latin carbo, yang berarti batu bara.", "question_text": "apakah yang dimaksud oleh karbon?", "answers": [{"text": "unsur kimia yang mempunyai simbol C dan nomor atom 6 pada b periodik", "start_byte": 33, "limit_byte": 102}]} {"id": "3462590926563456793-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sosiolinguistik", "passage_text": "Sosiolinguistik ialah pemakai dan pemakaian bahasa, tempat pemakaian bahasa, tata tingkat bahasa, berbagai akibar dari adanya kontak dua bahasa atau lebih, dan ragam serta waktu pemakaian ragam bahasa itu.", "question_text": "Apa itu Sosiolinguistik?", "answers": [{"text": "pemakai dan pemakaian bahasa, tempat pemakaian bahasa, tata tingkat bahasa, berbagai akibar dari adanya kontak dua bahasa atau lebih, dan ragam serta waktu pemakaian ragam bahasa itu", "start_byte": 22, "limit_byte": 204}]} {"id": "-2613663653186789436-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Microsoft Windows", "passage_text": "Versi pertama Microsoft Windows, yang disebut dengan Windows 1.0, dirilis pada tanggal 20 November 1985. Versi ini memiliki banyak kekurangan dalam beberapa fungsionalitas, sehingga kurang populer di pasaran. Pada awalnya Windows versi 1.0 ini hendak dinamakan dengan Interface Manager, akan tetapi Rowland Hanson, kepala bagian pemasaran di Microsoft Corporation, meyakinkan para petinggi Microsoft bahwa nama \"Windows\" akan lebih \"memikat\" konsumen. Windows 1.0 bukanlah sebuah sistem operasi yang lengkap, tetapi hanya memperluas kemampuan MS-DOS dengan tambahan antarmuka grafis. Selain itu, Windows 1.0 juga memiliki masalah dan kelemahan yang sama yang dimiliki oleh MS-DOS.", "question_text": "kapankah sistem operasi Windows yang pertama dibuat?", "answers": [{"text": "20 November 1985", "start_byte": 87, "limit_byte": 103}]} {"id": "6605095558130931552-25", "language": "indonesian", "document_title": "Huria Kristen Indonesia", "passage_text": "Atas kesadaran perluasan misi Gereja dan atas kesadaran bahwa HChB bukan hanya untuk berada di Tanah Batak Saja, maka pada Synode tanggal 16-17 November 1946 nama HChB ( Huria Christen Batak ) diperluas menjadi HKI (Huria Kristen Indonesia). Dalam Synode ini juga dipilih Voorzitter (Ketua Pucuk Pimpinan yang baru) Pdt. T.J Sitorus. Dia inilah yang memimpin HKI selama 32 tahun sampai Juli tahun 1978.", "question_text": "Apakah tujuan dibentuknya Huria Kristen Indonesia?", "answers": [{"text": "Atas kesadaran perluasan misi Gereja dan atas kesadaran bahwa HChB bukan hanya untuk berada di Tanah Batak Saja", "start_byte": 0, "limit_byte": 111}]} {"id": "-1884656171673983726-1", "language": "indonesian", "document_title": "Salat lima waktu", "passage_text": "Salat lima waktu adalah salat yang dikerjakan pada waktu tertentu, sebanyak lima kali sehari. Salat ini hukumnya fardhu 'ain (wajib), yakni wajib dilaksanakan oleh setiap Muslim yang telah menginjak usia dewasa (pubertas), kecuali berhalangan karena sebab tertentu.", "question_text": "berapa kalikah umat Islam diwajibkan Sembahyang dalam sehari?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "-8623831297244292847-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda", "passage_text": "Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda, (Inggris: Sultan Iskandar Muda International Airport, Aceh: Bandar Udara Antar Nanggroë Sultan Iskandar Muda), dikenal juga dengan Bandar Udara Internasional Banda Aceh (Inggris: Banda Aceh International Airport) (IATA: BTJ, ICAO: WITT) adalah sebuah bandar udara yang melayani Kota Banda Aceh dan sekitarnya, yang terletak di wilayah Kecamatan Blang Bintang, Aceh Besar, Provinsi Aceh. Nama bandara ini diambil dari nama Sultan Iskandar Muda, seorang Raja dari Aceh. Bandara ini dikelola oleh PT Angkasa Pura II, untuk melayani rute domestik dan internasional. Saat ini sudah ada tiga penerbangan internasional, yaitu Air Asia ke Kuala Lumpur dan Firefly ke Penang dan Malindo Air ke Penang", "question_text": "Apakah nama bandara Aceh?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda", "start_byte": 0, "limit_byte": 47}]} {"id": "-3981134365778384853-1", "language": "indonesian", "document_title": "Twilight (seri novel)", "passage_text": "Twilight terdiri dari empat novel, yaitu:", "question_text": "berapakah jumlah sekuel dari novel Twilight?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 22, "limit_byte": 27}]} {"id": "-4581408655903583845-6", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Bali", "passage_text": "Sebagian besar suku Bali beragama Hindu (sekitar 95%), sedangkan sisanya (sekitar 5%) beragama Islam, Kristen, Katolik dan Buddha. Sebanyak 3,2 juta umat Hindu Indonesia tinggal di Bali,[1] dan sebagian besar menganut kepercayaan Hindu aliran Siwa-Buddha, sehingga berbeda dengan Hindu India.", "question_text": "Apa agama mayoritas yang dianut oleh masyarakat Bali ?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 34, "limit_byte": 39}]} {"id": "-9110914889008492332-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sarekat Islam", "passage_text": "Organisasi Sarekat Dagang Islam (SDI) pada awalnya merupakan perkumpulan pedagang-pedagang Islam. Organisasi ini dirintis oleh Haji Samanhudi di Surakarta pada 16 Oktober 1905, dengan tujuan awal untuk menghimpun para pedagang pribumi Muslim (khususnya pedagang batik) agar dapat bersaing dengan pedagang-pedagang besar Tionghoa. Pada saat itu, pedagang-pedagang keturunan Tionghoa tersebut telah lebih maju usahanya dan memiliki hak dan status yang lebih tinggi daripada penduduk Hindia Belanda lainnya. Kebijakan yang sengaja diciptakan oleh pemerintah Hindia-Belanda tersebut kemudian menimbulkan perubahan sosial karena timbulnya kesadaran di antara kaum pribumi yang biasa disebut sebagai Inlanders.", "question_text": "Dimankah Sarekat Dagang Islam pertama kali dibentuk?", "answers": [{"text": "Surakarta", "start_byte": 145, "limit_byte": 154}]} {"id": "2087834086201223098-8", "language": "indonesian", "document_title": "Percobaan pada Burung dalam Pompa Udara", "passage_text": "\nSelama masa magang dan awal kariernya Wright berkonsentrasi pada lukisan potret. Pada 1762, ia telah menjadi pelukis potret yang sempurna, dan lukisan potret kelompoknya berjudul James Shuttleworth, Istri dan Anaknya pada tahun 1764 dikenal sebagai mahakarya pertamanya. Benedict Nicolson menyarankan Wright mengikuti gaya lukisan Thomas Frye; khususnya karya dengan gaya mezzotint yang diselesaikan beberapa saat sebelum kematiannya pada tahun 1762. Mungkin itu adalah karya cahaya lilin Frye yang mempengaruhi Wright untuk bereksperimen dengan subyek. Percobaan pertama Wright pada lukisan Seorang Gadis membaca Surat dengan cahaya lilin dengan seorang Pemuda mengintip di atas bahunya (''A Girl reading a Letter by candlelight with a Young Man looking over her shoulder) dari tahun 1762 atau 1763, adalah percobaan gaya itu, dan tidak terlalu sulit.[9] Karya Wright Percobaan pada Burung dalam Pompa Udara menjadi bagian dari seri cahaya lilin malam hari yang dibuat antara tahun 1765 sampai 1768.", "question_text": "Kapan Josep Wright menciptakan An Experiment on a Bird in the Air Pump?", "answers": [{"text": "1765 sampai 1768", "start_byte": 984, "limit_byte": 1000}]} {"id": "-4033521053531118160-1", "language": "indonesian", "document_title": "Prasasti", "passage_text": "Prasasti adalah piagam atau dokumen yang ditulis pada bahan yang keras dan tahan lama. Penemuan prasasti pada sejumlah situs arkeologi menandai akhir dari zaman prasejarah, yakni babakan dalam sejarah kuno Indonesia yang masyarakatnya belum mengenal tulisan, menuju zaman sejarah, di mana masyarakatnya sudah mengenal tulisan. Ilmu yang mempelajari tentang prasasti disebut Epigrafi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan prasasti ?", "answers": [{"text": "piagam atau dokumen yang ditulis pada bahan yang keras dan tahan lama", "start_byte": 16, "limit_byte": 85}]} {"id": "-692707049668367069-2", "language": "indonesian", "document_title": "Spanyol", "passage_text": "Manusia modern pertama kali tiba di Semenanjung Iberia sekitar 35.000 tahun yang lalu. Ini berada di bawah kekuasaan Romawi sekitar 200 SM, setelah wilayah itu bernama Hispania. Pada Abad Pertengahan itu ditaklukkan oleh suku-suku Jermanik dan kemudian oleh bangsa Moor ke selatan. Spanyol muncul sebagai negara bersatu pada abad ke-15, menyusul pernikahan Monarki Katolik dan penyelesaian penaklukan selama berabad-abad, atau Reconquista, semenanjung dari Moor pada 1492. Spanyol menjadi imperium global berpengaruh pada periode modern awal, menjadi salah satu negara pertama yang menjajah Dunia Baru dan meninggalkan warisan lebih dari 500 juta penutur Spanyol hari ini, sehingga kedua yang paling diucapkan bahasa pertama di dunia.", "question_text": "Dimanakah letak Hispania ?", "answers": [{"text": "Semenanjung Iberia", "start_byte": 36, "limit_byte": 54}]} {"id": "-1030651655833462345-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karies gigi", "passage_text": "Karies gigi adalah sebuah penyakit infeksi yang merusak struktur jaringan keras gigi.[1] Penyakit ini ditandai dengan gigi berlubang. Jika tidak ditangani, penyakit ini dapat menyebabkan nyeri, kematian saraf gigi (nekrose) dan infeksi periapikal dan infeksi sistemik yang bisa membahayakan penderita, dan bahkan bisa berakibat kematian. Penyakit ini telah dikenal sejak masa lalu, berbagai bukti telah menunjukkan bahwa penyakit ini telah dikenal sejak zaman perunggu, zaman besi, dan zaman pertengahan.[2] Peningkatan prevalensi karies banyak dipengaruhi perubahan dari pola makan.[2][3] Kini, karies gigi telah menjadi penyakit yang tersebar di seluruh dunia.", "question_text": "Apa itu karies gigi?", "answers": [{"text": "penyakit infeksi yang merusak struktur jaringan keras gigi", "start_byte": 26, "limit_byte": 84}]} {"id": "3975644217774488732-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "Dream Theater adalah salah satu grup progressive metal paling terkemuka di dunia saat ini. Terbentuk pertama kali pada tahun 1985 dengan nama Majesty. Didirikan oleh John Petrucci, John Myung, dan Mike Portnoy, saat mereka belajar di \"\" di Boston, Massachusetts. Mereka kemudian keluar dari kuliah mereka untuk berkonsentrasi lebih pada band yang akhirnya akan menjadi Dream Theater. Meskipun telah terjadi beberapa kali perubahan lineup, tiga anggota asli tetap bersama-sama dengan James LaBrie dan Jordan Rudess sampai 8 September 2010, ketika Mike Portnoy meninggalkan band. Pada bulan Oktober 2010, band ini mengadakan audisi drummer untuk menggantikan Portnoy. Mike Mangini diumumkan sebagai drummer baru pada tanggal 29 April 2011, setelah menyisihkan 6 drummer kelas dunia.", "question_text": "siapakah drummer Dream Theater ?", "answers": [{"text": "Mike Mangini", "start_byte": 666, "limit_byte": 678}]} {"id": "-279901714782080421-0", "language": "indonesian", "document_title": "Disinfektan", "passage_text": "ka|jmpl|150px|Cairan disinfektan\nDisinfektan adalah bahan kimia yang digunakan untuk mencegah terjadinya infeksi atau pencemaran oleh jasad renik atau obat untuk membasmi kuman penyakit [1] Pengertian lain dari disinfektan adalah senyawa kimia yang bersifat toksik dan memiliki kemampuan membunuh mikroorganisme yang terpapar secara langsung oleh disinfektan.[2][3] Disinfektan tidak memiliki daya penetrasi sehingga tidak mampu membunuh mikroorganisme yang terdapat di dalam celah atau cemaran mineral.[2] Selain itu disinfektan tidak dapat membunuh spora bakteri sehingga dibutuhkan metode lain seperti sterilisasi dengan autoklaf[4]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan zat disinfektan?", "answers": [{"text": "bahan kimia yang digunakan untuk mencegah terjadinya infeksi atau pencemaran oleh jasad renik atau obat untuk membasmi kuman penyakit", "start_byte": 52, "limit_byte": 185}]} {"id": "3703950487743701989-3", "language": "indonesian", "document_title": "Alotrop karbon", "passage_text": "Karbon amorf adalah karbon yang tidak memiliki struktur kristal.", "question_text": "Apa itu alotrop karbon?", "answers": [{"text": "karbon yang tidak memiliki struktur kristal", "start_byte": 20, "limit_byte": 63}]} {"id": "231777990691385012-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jombang", "passage_text": "Kabupaten Jombangadalah sebuah kabupaten yang terletak di bagian tengah Provinsi Jawa Timur. Luas wilayahnya 1.159,50 km²[1], dan jumlah penduduknya 1.201.557 jiwa (2010), terdiri dari 597.219 laki-laki, dan 604.338 perempuan. Pusat pemerintahan Kabupaten Jombang terletak di tengah-tengah wilayah kabupaten, memiliki ketinggian 44 meter di atas permukaan laut, dan berjarak 79 km (1,5 jam perjalanan) dari barat daya Surabaya, ibu kota Provinsi Jawa Timur. Kabupaten Jombang memiliki posisi yang sangat strategis, karena berada di persimpangan jalur lintas utara, dan selatan Pulau Jawa (Surabaya-Madiun-Solo-Yogyakarta), jalur Surabaya-Tulungagung, serta jalur Malang-Tuban.[2])", "question_text": "berapakah luas Jombang ?", "answers": [{"text": "nya 1.159,50", "start_byte": 109, "limit_byte": 121}]} {"id": "5673153783618137139-0", "language": "indonesian", "document_title": "Piala Dunia FIFA 2018", "passage_text": "Piala Dunia FIFA 2018 menjadi Piala Dunia FIFA yang ke-21, turnamen sepak bola internasional empat tahunan yang diikuti oleh tim nasional pria asosiasi anggota FIFA. Turnamen ini diselenggarakan di Rusia pada 14 Juni hingga 15 Juli 2018,[1] setelah negara tersebut terpilih sebagai tuan rumah pada 2 Desember 2010. Edisi Piala Dunia ini menjadi yang pertama digelar di Eropa sejak edisi 2006 di Jerman. Seluruh stadion kecuali Stadion Sentral terletak di Eropa Rusia, bagian barat Pegunungan Ural, agar mengurangi waktu perjalanan karena negara yang luas.", "question_text": "dimanakah Piala FA 2017–2018 berlangsung?", "answers": [{"text": "Rusia", "start_byte": 198, "limit_byte": 203}]} {"id": "-5892022789055471564-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radiasi", "passage_text": "Dalam fisika, radiasi mendeskripsikan setiap proses di mana energi bergerak melalui media atau melalui ruang, dan akhirnya diserap oleh benda lain. Orang awam sering menghubungkan kata radiasi ionisasi (misalnya, sebagaimana terjadi pada senjata nuklir, reaktor nuklir, dan zat radioaktif), tetapi juga dapat merujuk kepada radiasi elektromagnetik (yaitu, gelombang radio, cahaya inframerah, cahaya tampak, sinar ultra violet, dan X-ray), radiasi akustik, atau untuk proses lain yang lebih jelas. Apa yang membuat radiasi adalah bahwa energi memancarkan (yaitu, bergerak ke luar dalam garis lurus ke segala arah) dari suatu sumber. geometri ini secara alami mengarah pada sistem pengukuran dan unit fisik yang sama berlaku untuk semua jenis radiasi. Beberapa radiasi dapat berbahaya.", "question_text": "Apa yang disebut dengan radiasi ?", "answers": [{"text": "mendeskripsikan setiap proses di mana energi bergerak melalui media atau melalui ruang, dan akhirnya diserap oleh benda lain", "start_byte": 22, "limit_byte": 146}]} {"id": "1476674867911161153-3", "language": "indonesian", "document_title": "Enhanced Data Rates for GSM Evolution", "passage_text": "GPRS menawarkan kecepatan data sebesar 115 kbps, dan secara teori dapat mencapai 160 kbps. Sedangkan pada EDGE kecepatan datanya sbesar 384 kbps, dan secara teori dapat mencapai 473,6 kbps. Secara umum kecepatan EDGE tiga kali lebih besar dari GPRS. Hal ini dimungkinkan karena pada EDGE digunakan teknik modulasi (EDGE menggunakan 8PSK, GPRS menggunakan GMSK) dan metode toleransi kesalahan yang berbeda dengan GPRS, dan juga mekanisme adaptasi pranala yang diperbaiki. EDGE juga menggunakan coding scheme yang berbeda dengan GPRS. Dalam EDGE dikenal 9 macam skema pengkodean, sedangkan di GPRS hanya ada 4 skema pengkodean.", "question_text": "Apakah teknik Modulasi pada EDGE?", "answers": [{"text": "8PSK, GPRS menggunakan GMSK", "start_byte": 332, "limit_byte": 359}]} {"id": "4888055958804110913-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transitif", "passage_text": "Kata kerja transitif adalah kata kerja yang memerlukan objek dalam kalimatnya. Berbeda dengan kata kerja intransitif, kata kerja transitif dapat diubah menjadi bentuk pasif. Hal ini tidak berlaku untuk kata kerja intransitif.", "question_text": "Apa itu kata kerja transitif?", "answers": [{"text": "memerlukan objek dalam kalimatnya", "start_byte": 44, "limit_byte": 77}]} {"id": "1262713349174497812-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pembunuhan Abraham Lincoln", "passage_text": "Lincoln adalah presiden Amerika ketiga yang wafat saat menjabat, dan yang pertama yang dibunuh.[2] Sebuah upaya gagal dibuat terhadap Andrew Jackson pada 30 tahun sebelumnya, pada 1835, dan Lincoln sendiri telah menjadi subyek dari sebuah upaya pembunuhan terdahulu oleh seorang penyerang tak dikenal pada Agustus 1864. Pembunuhan Lincoln direncanakan dan dilakukan oleh aktor panggung terkenal John Wilkes Booth, sebagai bagian dari sebuah konspirasi besar dalam sebuah tawaran untuk membangkitkan sebab Konfederasi", "question_text": "Kenapa John Wilkes Booth membunuh Abraham Lincoln?", "answers": [{"text": "sebagai bagian dari sebuah konspirasi besar dalam sebuah tawaran untuk membangkitkan sebab Konfederasi", "start_byte": 414, "limit_byte": 516}]} {"id": "-3998411127301713576-0", "language": "indonesian", "document_title": "Swedia", "passage_text": "Swedia , nama resminya Kerajaan Swedia (Bahasa Swedia: Konungariket Sverige), adalah sebuah negara Nordik di Skandinavia, Eropa Utara. Negara ini berbatasan dengan Norwegia di barat dan Finlandia di timur laut, Selat Skagerrak dan Selat Kattegat di barat daya, serta Laut Baltik dan Teluk Bothnia di timur. Swedia terhubung dengan Denmark melalui sebuah jembatan-terowongan melewati Öresund. Dengan luas 450,295 square kilometres (173,860sqmi), Swedia adalah negara terluas ketiga di Uni Eropa, dengan total penduduk sekitar 9,8 juta jiwa.[1] Swedia memiliki kepadatan penduduk rendah dengan 21 penduduk per kilometer persegi, sebagian besar penduduk tinggal di setengah belahan selatan negara. Sekitar 85% penduduk tinggal di kawasan perkotaan.[2] Swedia Utara sebagian besar merupakan kawasan pertanian, sedangkan di utara sebagian besar hutan. Swedia bagian dari kawasan geografi Fennoscandia.", "question_text": "Berapa luas wilayah Swedia?", "answers": [{"text": "450,295 square kilometres", "start_byte": 405, "limit_byte": 430}]} {"id": "54310495324347557-1", "language": "indonesian", "document_title": "Menstruasi", "passage_text": "Pada wanita siklus menstruasi rata-rata terjadi sekitar 28 hari, walaupun hal ini berlaku umum, tetapi tidak semua wanita memiliki siklus menstruasi yang sama, kadang-kadang siklus terjadi setiap 21 hari hingga 30 hari. Biasanya, menstruasi rata-rata terjadi 5 hari, kadang-kadang menstruasi juga dapat terjadi sekitar 2 hari sampai 7 hari paling lama 15 hari. Jika darah keluar lebih dari 15 hari maka itu termasuk darah penyakit. Umumnya darah yang hilang akibat menstruasi adalah 10mL hingga 80mL per hari tetapi biasanya dengan rata-rata 35mL per harinya.", "question_text": "Berapa hari siklus menstruasi normal?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 56, "limit_byte": 58}]} {"id": "1990373443658963573-4", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Smith", "passage_text": "Adam Smith dikenal luas dengan teori ekonomi '\"laissez-faire\" yang mengumumkan perkumpulan di abad 18 Eropa. Smith percaya akan hak untuk memengaruhi kemajuan ekonomi diri sendiri dengan bebas, tanpa dikendalikan oleh perkumpulan dan/atau negara. Teori ini sampai pada proto-industrialisasi di Eropa, dan mengubah mayoritas kawasan Eropa menjadi daerah perdagangan bebas, membuat kemungkinan akan adanya pengusaha. Dia juga dikenal sebagai \"Bapak Ekonomi\" versi barat.", "question_text": "Siapakah yang dikenal dengan bapak ekonomi ?", "answers": [{"text": "Adam Smith", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "-5974516060519816489-1", "language": "indonesian", "document_title": "Etika Nikomakea", "passage_text": "Etika Nikomakea memusatkan perhatian pada pentingnya membiasakan berperilaku bajik dan mengembangkan watak yang bajik pula. Aristoteles menekankan pentingnya konteks dalam perilaku etis, dan kemampuan dari orang yang bajik untuk mengenali langkah terbaik yang perlu diambil. Aristoteles berpendapat bahwa eudaimonia adalah tujuan hidup, dan bahwa ucaha mencapai eudaimonia, bila dipahami dengan tepat, akan menghasilkan perilaku yang bajik.", "question_text": "Apa isi Etika Nikomakea?", "answers": [{"text": "pentingnya membiasakan berperilaku bajik dan mengembangkan watak yang bajik pula", "start_byte": 42, "limit_byte": 122}]} {"id": "-1473158710866791466-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Banyumas", "passage_text": "Banyumas adalah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Purwokerto. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Brebes di utara; Kabupaten Purbalingga, Kabupaten Banjarnegara, dan Kabupaten Kebumen di timur, serta Kabupaten Cilacap di sebelah selatan dan barat. Gunung Slamet, gunung tertinggi di Jawa Tengah terdapat di ujung utara wilayah kabupaten ini.", "question_text": "Dimana letak Banyumas ?", "answers": [{"text": "Provinsi Jawa Tengah", "start_byte": 29, "limit_byte": 49}]} {"id": "-377853084065435224-1", "language": "indonesian", "document_title": "Alexander Graham Bell", "passage_text": "Bell umumnya dikenal sebagai penemu telepon tahun 1876 di Amerika Serikat,[1] tetapi menurut Kongres AS pada Juni 2002 menetapkan bahwa Antonio Meucci-lah yang menemukan telepon. Walaupun Alexander Graham Bell penemu telepon, dia tidak pernah menelepon istri dan ibunya karena mereka tunarungu", "question_text": "dimanakah telepon pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 58, "limit_byte": 73}]} {"id": "-8839678244849759834-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ketika Cinta Bertasbih", "passage_text": "Ketika Cinta Bertasbih adalah sebuah novel roman Indonesia yang dikarang oleh Habiburrahman El Shirazy dan diterbitkan pada tahun 2007 oleh Republika-Basmallah. Film adaptasinya yang berjudul sama dirilis pada tahun 2009.", "question_text": "Siapa penulis novel Ketika Cinta Bertasbih?", "answers": [{"text": "Habiburrahman El Shirazy", "start_byte": 78, "limit_byte": 102}]} {"id": "4147816354964902722-2", "language": "indonesian", "document_title": "Taoisme", "passage_text": "Taoisme adalah sebuah aliran filsafat yang berasal dari Cina. Taoisme sudah berumur ribuan tahun, dan akar-akar pemikirannya telah ada sebelum masa Konfusiusme. Hal ini dapat disebut sebagai tahap awal dari Taoisme. Bentuk Taoisme yang lebih sistematis dan berupa aliran filsafat muncul kira-kira 3 abad SM. Selain aliran filsafat, Taoisme juga muncul dalam bentuk agama rakyat, yang mulai berkembang 2 abad setelah perkembangan filsafat Taoisme.", "question_text": "dari manakah asal kepercayaan Taoisme?", "answers": [{"text": "Cina", "start_byte": 56, "limit_byte": 60}]} {"id": "-5796794159781320705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Diferensiasi sel", "passage_text": "Dalam biologi perkembangan, diferensiasi sel adalah proses ketika sel kurang khusus menjadi jenis sel yang lebih khusus. Diferensiasi terjadi beberapa kali selama perkembangan organisme multiselular ketika organisme berubah dari zigot sederhana menjadi suatu sistem jaringan dan jenis sel yang rumit. Diferensiasi adalah proses yang lazim pada makhluk dewasa: sel punca dewasa terpisah dan menciptakan sel anak yang terdiferensiasi sepenuhnya selama perbaikan jaringan dan perputaran sel normal. Diferensiasi secara dramatis mengubah ukuran, bentuk, potensial membran, aktivitas metabolis, dan ketanggapan sel terhadap sinyal. Perubahan-perubahan itu sebagian besar diakibatkan oleh modifikasi ekspresi gen yang sangat terkontrol. Dengan sejumlah pengecualian, diferensiasi sel hampir tidak pernah mengubah urutan DNA-nya sendiri. Karena itu, beberapa sel bisa memiliki ciri khas fisik yang sangat berbeda meski memiliki genom yang sama.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan berdiferensiasi ?", "answers": [{"text": "proses yang lazim pada makhluk dewasa: sel punca dewasa terpisah dan menciptakan sel anak yang terdiferensiasi sepenuhnya selama perbaikan jaringan dan perputaran sel normal", "start_byte": 321, "limit_byte": 494}]} {"id": "2275332079423544128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "\nSuku Sunda (Urang Sunda, aksara Sunda: ᮅᮛᮀ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ) adalah kelompok etnis yang berasal dari bagian barat pulau Jawa, Indonesia, dengan istilah Tatar Pasundan yang mencakup wilayah administrasi provinsi Jawa Barat, Banten, Jakarta, Lampung dan wilayah barat Jawa Tengah (Banyumasan). Orang Sunda tersebar diberbagai wilayah Indonesia, dengan provinsi Banten dan Jawa Barat sebagai wilayah utamanya.", "question_text": "Dimanakah suku sunda tersebar?", "answers": [{"text": "diberbagai wilayah Indonesia, dengan provinsi Banten dan Jawa Barat sebagai wilayah utamanya", "start_byte": 319, "limit_byte": 411}]} {"id": "-2031238801515338608-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "The Beatles adalah kelompok pemusik Inggris beraliran rock, dibentuk di Liverpool pada tahun 1960, seringkali dianggap sebagai pemusik tersukses secara komersial dan paling banyak mendapat pujian dalam musik populer. Sejak tahun 1962, kelompok ini terdiri dari John Lennon (gitar ritem, vokal), Paul McCartney (gitar bass, vokal), George Harrison (gitar utama, vokal), Ringo Starr (drum, vokal). Bermula dari aliran skiffle dan rock and roll 1950-an, kelompok ini nantinya memainkan musik dalam berbagai genre mulai dari folk rock sampai rock psikedelik, memasukkan juga unsur musik klasik dan elemen lain dengan cara inovatif. The Beatles dipandang sebagai perwujudan ide-ide progresif, berpengaruh terhadap revolusi sosial budaya dekade 60-an.", "question_text": "kapankah The beatles dibentuk?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 93, "limit_byte": 97}]} {"id": "7254937403826765877-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stade Roland Garros", "passage_text": "Stade Roland Garros (Indonesia: \"Stadion Roland Garros\") adalah kompleks stadion tenis yang terletak di Paris, Perancis. Stadion ini merupakan tempat penyelenggaraan turnamen tenis Perancis Terbuka (diketahui sebagai Roland Garros seantero Perancis), sebuah turnamen berskala Grand Slam yang dimainkan setiap tahunnya pada akhir Mei hingga awal Juni. Fasilitas turnamen ini dibangun pada tahun 1928, untuk menyelenggarakan pertandingan pertamanya di Piala Davis, dan dinamai setelah nama aviator Perancis terkenal, Roland Garros (orang pertama yang transit di Laut Mediterania menggunakan pesawat dengan sukses), insinyur (penemu senapan mesin pesawat penembak maju pertama), dan pahlawan Perang Dunia I, di mana ia meninggal pada tahun 1918 karena serangan musuh.", "question_text": "Kapan Stade Roland Garros dibangun ?", "answers": [{"text": "1928", "start_byte": 394, "limit_byte": 398}]} {"id": "-8516681411466359609-25", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "Pembagian pasal dan ayat dalam Alkitab Ibrani (Tanakh) yang dilakukan oleh orang Yahudi mempunyai perbedaan di sejumlah tempat dibandingkan dengan pembagian yang dipakai oleh orang Kristen pada bagian Perjanjian Lama, tetapi di antara kelompok Kristen ada yang memakai pembagian yang dipakai orang Yahudi. Versi Terjemahan Baru Alkitab bahasa Indonesia, misalnya, cenderung mengikuti penomoran Alkitab Ibrani, sehingga jumlah ayatnya berbeda dengan versi bahasa Inggris.", "question_text": "Milik agama apakah Alkitab Ibrani?", "answers": [{"text": "Yahudi", "start_byte": 81, "limit_byte": 87}]} {"id": "-6229446814725337785-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sepak bola Amerika", "passage_text": "\nSepak bola Amerika dimainkan di atas lapangan berbentuk segi empat, dengan panjang 120 yard (110 meter) dan lebar 53 1/3 yard (49 meter). Garis paling luar di sepanjang lapangan disebut sideline (garis sisi), sedangkan garis paling luar di kedua ujung lapangan disebut end line (garis akhir). Di kedua sisi kiri dan kanan lapangan terdapat goal line (garis gawang). Jarak antara kedua sisi garis gawang adalah 100 yard. Bidang tempat mencetak skor disebut end zone (zona akhir) dan panjangnya 10 yard dihitung dari garis gawang sampai ke garis akhir.", "question_text": "Berapa luas lapangan Sepak bola Amerika?", "answers": [{"text": "panjang 120 yard (110 meter) dan lebar 53 1/3 yard", "start_byte": 76, "limit_byte": 126}]} {"id": "4783610095462506319-1", "language": "indonesian", "document_title": "George McTurnan Kahin", "passage_text": "George McTurnan Kahin dilahirkan pada tanggal 25 Januari 1918, di Baltimore, Maryland, dan tumbuh di Seattle, Washington. Ia menerima gelar B.S. dalam bidang sejarah dari Universitas Harvard pada tahun 1940.[3]", "question_text": "Kapan George McTurnan Kahin lahir ?", "answers": [{"text": "25 Januari 1918", "start_byte": 46, "limit_byte": 61}]} {"id": "7828014014741494283-0", "language": "indonesian", "document_title": "Islandia", "passage_text": "Islandia secara resmi Republik Islandia (bahasa Islandia: Ísland) adalah sebuah negara Nordik yang terletak di sebelah barat laut Eropa dan sebelah utara Samudera Atlantik, yang terdiri dari Pulau Islandia dan beberapa pulau kecil disekitarnya. Islandia terletak 300 kilometer di sebelah timur Greenland dan 1.000 kilometer dari Norwegia. Negara memiliki populasi sebanyak 332.529 penduduk dan luas 103.000 km persegi, menjadikannya negara dengan penduduk terjarang di Eropa.[1] Ibukota dan kota terbesar di negara ini adalah Reykjavík. Reykjavík dan sekitarnya adalah tempat tinggal bagi dua pertiga populasi.", "question_text": "Dimanakah letak Islandia ?", "answers": [{"text": "sebelah barat laut Eropa dan sebelah utara Samudera Atlantik", "start_byte": 112, "limit_byte": 172}]} {"id": "-4091333839264911030-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liter", "passage_text": "Liter adalah unit pengukur volume. Liter bukan salah satu dari unit SI, namun disenaraikan sebagai salah satu dari \"unit di luar SI yang diterima penggunaanya dengan SI\".\nUnit SI untuk volume adalah meter kubik (m³).", "question_text": "Apakah simbol satuan volume?", "answers": [{"text": "meter kubik", "start_byte": 199, "limit_byte": 210}]} {"id": "3413894992867621282-0", "language": "indonesian", "document_title": "Francia Barat", "passage_text": "Menurut historiografi abad pertengahan, Francia Barat (Latin: Francia occidentalis) atau Kerajaan Franka Barat (regnum Francorum occidentalium) adalah bagian barat kekaisaran Karel yang Agung yang dihuni dan dikuasai oleh suku Franka dan merupakan tahap awal Kerajaan Perancis. Kerajaan ini berdiri dari tahun 840 hingga 987. Francia Barat didirikan berdasarkan Perjanjian Verdun pada tahun 843 yang membagi Kekaisaran Karoling setelah kematian Kaisar Ludwig yang Saleh. Pembagian timur dan barat ini \"secara perlahan menjadi semakin menguat hingga berdiri kerajaan-kerajaan yang terpisah, yaitu Francia Timur dan Barat, yang kini kita sebut Jerman dan Perancis.\"[1]", "question_text": "Kapan kerajaan Francia Barat berdiri ?", "answers": [{"text": "840", "start_byte": 310, "limit_byte": 313}]} {"id": "-3288940163789822223-15", "language": "indonesian", "document_title": "Rosela", "passage_text": "\nKesalahan dalam pengolahan dan penyimpanan akan berpengaruh terhadap efektifitas kandungan zat dalam rosela. Tentu saja hal tersebut mampu menurunkan kemanfaatan terhadap tubuh dan efek dari mengonsumsi rosela seperti yang kita harapkan tidak muncul. Kerusakan yang berdampak pada hilangnya manfaat kandungan zat aktif dalam rosela sebenarnya sangat mudah untuk dikenali. Rosela yang telah hilang kemanfaatannya dikenali melalui warna dari seduhan kelopak rosela. Tidak adanya warna merah anggur khas rosela dalam seduhannya menunjukkan antosianin (zat aktif dalam rosela, red.) telah terdegradasi dan khasiatnya pun sudah tidak ada lagi. Hal ini terjadi pada hasil olahan rosela yang berbentuk sirup dalam botol kaca bening yang terkena sinar matahari langsung.", "question_text": "Apakah warna tumbuhan Rosela?", "answers": [{"text": "merah anggur", "start_byte": 484, "limit_byte": 496}]} {"id": "5809272513743029124-55", "language": "indonesian", "document_title": "Carl Barks", "passage_text": "Masih tinggal di rumah baru di Grants Pass, Oregon yang ia dan Gare telah dibangun bersebelahan dengan rumah asli mereka, Barks meninggal pada tahun 2000 pada usia 99, tujuh tahun setelah Gare meninggal.", "question_text": "dimnakah Carl Barks meninggal?", "answers": [{"text": "rumah baru di Grants Pass, Oregon", "start_byte": 17, "limit_byte": 50}]} {"id": "5744152220730844648-2", "language": "indonesian", "document_title": "Wayang Menak", "passage_text": "Wayang ini diciptakan oleh Ki Trunadipura, seorang dalang dari Baturetno, Surakarta, pada zaman pemerintahan Mangkunegara VII (1916 – 1944). Induk ceritanya bukan diambil dari Kitab Ramayana dan Mahabarata, melainkan dari Kitab Menak. Latar belakang cerita Menak adalah negeri Arab, pada masa perjuangan Nabi Muhammad SAW menyebarkan agama Islam.", "question_text": "Siapakah dalang pertama Wayang Golek Menak?", "answers": [{"text": "Ki Trunadipura", "start_byte": 27, "limit_byte": 41}]} {"id": "-8858360380107185616-1", "language": "indonesian", "document_title": "FC Barcelona", "passage_text": "Didirikan pada tahun 1899 oleh sekelompok pemain Swiss, Inggris dan Catalan yang dipimpin oleh Joan Gamper, klub telah menjadi simbol budaya Catalan dan Catalanisme, yang mempunyai motto \"Més que un club\" (Lebih dari sebuah klub). Tidak seperti banyak klub sepak bola lainnya, para pendukung memiliki dan mengoperasikan Barcelona. Ia adalah klub sepak bola kedua terkaya di dunia dalam hal pendapatan, dengan omset tahunan sebesar €560,8 juta dan kedua yang paling berharga, senilai $3,56 miliar.[2][3] Lagu kebangsaan resmi Barcelona adalah \"Cant del Barça\", yang ditulis oleh Jaume Picas dan Josep Maria Espinas.[4]", "question_text": "Kapankah klub FC Barcelona berdiri ?", "answers": [{"text": "1899", "start_byte": 21, "limit_byte": 25}]} {"id": "-9125403673394963665-0", "language": "indonesian", "document_title": "Siklus air", "passage_text": "\n\n\nSiklus air atau siklus hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi.", "question_text": "Apakah yang dimaksud siklus hidrologi?", "answers": [{"text": "sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi", "start_byte": 43, "limit_byte": 188}]} {"id": "-6842527170910610481-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "Berapa jumlah suku di Indonesia?", "answers": [{"text": "1.340", "start_byte": 82, "limit_byte": 87}]} {"id": "5837071476983150290-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gurun Sahara", "passage_text": "Sahara terletak di utara Afrika dan berusia 2,5 juta tahun. Padang pasir ini membentang dari Samudra Atlantik ke Laut Merah. Dari Laut Tengah di utara sampai ke Sahel di sebelah selatan. Dari Mauritania di sebelah barat ke Mesir di sebelah timur. Padang pasir ini membagi benua Afrika menjadi Afrika Utara dan Afrika \"yang sejatinya\". Kedua bagian benua ini sangat berbeda, baik secara iklim maupun budaya. Luas padang pasir ini sekitar 9.000.000km2.", "question_text": "Gurun Sahara terletak di benua apa?", "answers": [{"text": "Afrika", "start_byte": 25, "limit_byte": 31}]} {"id": "7409268947761441035-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Tang Gaozu", "passage_text": "Li Yuan dilahirkan di Chang'an (sekarang Xi'an, Shaanxi), ia adalah generasi ketujuh dari salah seorang raja pada Zaman Enam Belas Negara, yaitu Li Gao, pendiri Kerajaan Liang Barat. Ketelah runtuhnya kerajaan itu, cucu Li Gao, Li Chong’er menjadi pejabat di Kekaisaran Wei Utara, namun beberapa generasi setelahnya keturunannya hanya menjadi pejabat militer rendahan. Kakek Li, Li Hu adalah jenderal Kekaisaran Wei Barat yang bekerja di bawah komando Yuwen Tai, seorang jenderal yang sangat berpengaruh pada masanya. Li Hu mendapat gelar Adipati Longxi dan marga suku Xianbei (salah satu suku minoritas di Tiongkok utara) yaitu Daye. Li Hu wafat sebelum putra Yuwen Tai mendirikan Kekaisaran Zhou Utara dan menjadi Kaisar Xiaomin dari Zhou Utara, namun sang kaisar secara anumerta menganugerahinya gelar Adipati Tang. Putranya, ayah Li Yuan, bernama Li Bing, ia mewarisi gelar itu dan melayani Zhou Utara sampai Yang Jian meruntuhkan kekaisaran itu dan mempersatukan negara di bawah Dinasti Sui tahun 581. Li Yuan sendiri masih memiliki hubungan kekerabatan dengan Yang Jian yang telah naik tahta sebagai Kaisar Wen karena Permasuri Dugu Qieluo, istri Kaisar Wen adalah bibinya. Li menikah dengan Nyonya Dou, putri dari Dou Yi, seorang bangsawan dari Zhou Utara.", "question_text": "Dimana Kaisar Tang Gaozu lahir ?", "answers": [{"text": "Chang'an", "start_byte": 22, "limit_byte": 30}]} {"id": "7831820035072293647-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pararaton", "passage_text": "Serat Pararaton, atau Pararaton saja (bahasa Kawi: \"Kitab Raja-Raja\"), adalah sebuah kitab naskah Sastra Jawa Pertengahan yang digubah dalam bahasa Jawa Kawi. Naskah ini cukup singkat, berupa 32 halaman seukuran folio yang terdiri dari 1126 baris. Isinya adalah sejarah raja-raja Singhasari dan Majapahit di Jawa Timur. Kitab ini juga dikenal dengan nama \"Pustaka Raja\", yang dalam bahasa Sanskerta juga berarti \"kitab raja-raja\". Tidak terdapat catatan yang menunjukkan siapa penulis Pararaton.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Pararaton?", "answers": [{"text": "kitab naskah Sastra Jawa Pertengahan yang digubah dalam bahasa Jawa Kawi", "start_byte": 85, "limit_byte": 157}]} {"id": "-4485460715256719909-30", "language": "indonesian", "document_title": "Károly Róbert", "passage_text": "Károly tidak sehat selama tahun-tahun terakhir hidupnya.[2] Ia meninggal di Visegrád pada tanggal 16 Juli 1342.[1] Jenazahnya pertama kali dikirim ke Buda di mana sebuah Misa diadakan untuk mendoakannya.[1] Dari Buda, jenazahnya dibawa ke Székesfehérvár.[1] Ia dimakamkan di Basilika Székesfehérvár satu bulan setelah kematiannya.[4] saudara iparnya, Kazimierz III dari Polandia, dan Karl, Margrave Moravia, hadir di pemakamannya, yng menandakan prestise Károly internasional.[4]", "question_text": "Apakah penyebab kematian Károly Róbert?", "answers": [{"text": "tidak sehat", "start_byte": 8, "limit_byte": 19}]} {"id": "-5688631044142508969-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kobe Bryant", "passage_text": "Putra dari mantan pemain NBA Joe Bryant, Kobe Bryant menikmati masa sukses SMA di Lower Merion High School di Pennsylvania, di mana ia diakui sebagai pemain basket top SMA di seluruh negara. Ia menyatakan untuk masuk NBA Draft setelah lulus, dan dipilih ke-13 secara keseluruhan pada NBA Draft tahun 1996 oleh Charlotte Hornets, lalu ditukar ke Los Angeles Lakers. Sebagai rookie, Bryant mendapat reputasinya sebagai high-flyer dan pemain favorit fan dengan memenangkan Slam Dunk Contest tahun 1997, dan ia dinamai All-Star pada tahun keduanya. Meskipun ada perseteruan di antara mereka, Bryant dan Shaquille O'Neal memimpin Lakers untuk mencapai 3 kejuaraan beruntun dari tahun 2000 hingga 2002.", "question_text": "Apa pendidikan terakhir Kobe Bean Bryant'?", "answers": [{"text": "SMA", "start_byte": 75, "limit_byte": 78}]} {"id": "-6599704557827784349-0", "language": "indonesian", "document_title": "Super Idola Band", "passage_text": "Super Idola Band adalah salah satu grup musik Indonesia anak-anak yang berdiri tahun 2010. Super Idola Band merupakan gabungan dari finalis-finalis berbakat dan bisa memainkan alat musik dari sebuah ajang pencarian bakat RCTI yaitu Idola Cilik.", "question_text": "Dimana Super Idola Band didirikan?", "answers": [{"text": "Indonesia", "start_byte": 46, "limit_byte": 55}]} {"id": "4771399466778901151-11", "language": "indonesian", "document_title": "Kerusuhan Haymarket", "passage_text": "Bagi kaum revolusioner dan aktivis gerakan pekerja saat itu, tragedi Haymarket bukanlah sekadar sebuah drama perjuangan tuntunan 'Delapan Jam Sehari', tetapi sebuah harapan untuk memerjuangkan dunia baru yang lebih baik. Pada Kongres Internasional Kedua di Paris, 1889, 1 Mei ditetapkan sebagai hari libur pekerja. Penetapan untuk memperingati para martir Haymarket di mana bendera merah menjadi simbol setiap tumpah darah kelas pekerja yang berjuang demi hak-haknya.", "question_text": "mengapa May Day dijatuhkan pada tanggal 1 mei?", "answers": [{"text": "untuk memperingati para martir Haymarket di mana bendera merah menjadi simbol setiap tumpah darah kelas pekerja yang berjuang demi hak-haknya", "start_byte": 325, "limit_byte": 466}]} {"id": "-2436480548194890589-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jalur ABG", "passage_text": "Pada masa Orde Baru dibawah kekuasaan Presiden Soeharto, ada sebuah istilah yang lahir dari proses politik dominasi militer dan birokrasi, atau yang disbeut sebagai \"Jalur ABG\". Jalur ABG ini dimaksudkan oleh rezim Orde Baru sebagai landasan untuk mengelola pemerintahan dengan tiga unsur utama, yaitu; \"A\" untuk Angkatan Bersenjata Republik Indonesia, \"B\" untuk birokrasi, dan \"G\" untuk Golongan Karya. Ketiga unsur utama itu berperan penting dalam hal pengambilan keputusan politik, menerapkan kebijakan publik, hingga penempatan jabatan publik seseorang, termasuk presiden. Ketiga unsur politik itu menjadi yang paling dominan dalam pemerintahan Orde Baru selama 32 tahun, sampai seroang pengamat politik bernama Karl D. Jackson mengatakan Indonesia di masa Orde Baru sebagai Bureucratic Polity atau masyarakat birokratik,[1] yang artinya segala keputusan yang dilakukan oleh dan untuk masyarakat harus mendapatkan persetujuan dari birokrat.[2]", "question_text": "Apakah maksud unsur \"A\" pada Jalur ABG?", "answers": [{"text": "Angkatan Bersenjata Republik Indonesia", "start_byte": 313, "limit_byte": 351}]} {"id": "421319576824896006-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Besar Tiongkok", "passage_text": "Tembok Besar Tiongkok dianggap sebagai salah satu dari Tujuh Keajaiban Dunia.[4][5] Pada tahun 1987, bangunan ini dimasukkan dalam daftar Situs Warisan Dunia UNESCO.[1][2]", "question_text": "kapankah Tembok Raksasa Tiongkok masuk ke daftar keajaiban dunia?", "answers": [{"text": "1987", "start_byte": 95, "limit_byte": 99}]} {"id": "-1588866138400020310-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arkeoastronomi", "passage_text": "\n\nArkeoastronomi merupakan interdisiplin ilmu astronomi dan berbagai ilmu sosial yang menyelidiki keterkaitan kebudayaan masyarakat di masa lampau terhadap benda-benda atau fenomena yang ada dan terjadi di langit.[1][2][3][4] Pengertian arkeoastronomi seringkali disalahartikan terkait nama \"arkeo\" yang menjadi awalan dari istilah ini — alih-alih hanya mengkaji peninggalan sejarah yang berkaitan dengan astronomi, arkeoastronomi juga terlibat dalam pengkajian nilai, tradisi, dan praktik-praktik dalam kebudayaan masyarakat terkait berbagai benda dan fenomena yang ada di langit.[1][4]", "question_text": "Apa pengertian arkeoastronomi ?", "answers": [{"text": "interdisiplin ilmu astronomi dan berbagai ilmu sosial yang menyelidiki keterkaitan kebudayaan masyarakat di masa lampau terhadap benda-benda atau fenomena yang ada dan terjadi di langit", "start_byte": 27, "limit_byte": 212}]} {"id": "-1945126669212985922-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pancasila", "passage_text": "Pancasila adalah ideologi dasar bagi negara Indonesia. Nama ini terdiri dari dua kata dari Sanskerta: pañca berarti lima dan śīla berarti prinsip atau asas. Pancasila merupakan rumusan dan pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia.", "question_text": "Ada berapa sila dalam Pancasila ?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 117, "limit_byte": 121}]} {"id": "-4427128793982278008-0", "language": "indonesian", "document_title": "Genetika", "passage_text": "\n\nGenetika (kata serapan dari bahasa Belanda: genetica, adaptasi dari bahasa Inggris: genetics, dibentuk dari kata bahasa Yunani: γέννω, genno yang berarti \"melahirkan\") adalah cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat pada organisme maupun suborganisme (seperti virus dan prion). Secara singkat dapat juga dikatakan bahwa genetika adalah ilmu tentang gen dan segala aspeknya. Istilah \"genetika\" diperkenalkan oleh William Bateson pada suatu surat pribadi kepada Adam Chadwick dan ia menggunakannya pada Konferensi Internasional tentang Genetika ke-3 pada tahun 1906.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan genetik ?", "answers": [{"text": "cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat pada organisme maupun suborganisme", "start_byte": 182, "limit_byte": 264}]} {"id": "-2239866485920925145-4", "language": "indonesian", "document_title": "Al-Jami' al-Aqsha", "passage_text": "Al-Jami' al-Aqsha adalah bangunan berkubah abu-abu yang berada di kompleks Masjid Al-Aqsha, yaitu di bagian selatan. Kata Al-Jami’ (اَلْجَامِعُ) makna 'masjid', yang berasal dari kata Al-Jumu'ah yang berarti 'mengumpulkan' (untuk salat jama'ah).[5]\n\nSelama berabad-abad, yang dimaksud dengan Masjid Al-Aqsha adalah keseluruhan kompleks tersebut, yang dianggap sebagai suatu wilayah yang suci. Perubahan penyebutan kemudian terjadi pada masa pemerintahan Kesultanan Utsmaniyah, di mana wilayah kompleks secara keseluruhan disebut sebagai Al-Haram asy-Syarif; sedangkan bangunan yang terletak di bagian selatan disebut sebagai Al-Jami' al-Aqsha, yaitu tempat Umar bin Khaththab pertama kali mendirikan masjid di antara reruntuhan.[6] Hadits Imam Ahmad menyebutkan percakapan Umar bin Khattab dan Ka'ab al-Ahbar, di mana Ka'ab menyarankan untuk membangun masjid di belakang batu Ash-Shakhrah, sedangkan Umar menolak dan memilih tempat di sebelah selatan untuk membangun masjid dengan kiblat yang mengarah ke Ka'bah saja, sehingga posisi batu tersebut berada di belakangnya.[6][7][8]", "question_text": "Siapakah pendiri Al-Jami' al-Aqsha?", "answers": [{"text": "Umar bin Khaththab", "start_byte": 670, "limit_byte": 688}]} {"id": "724261737411125165-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paku Alam I", "passage_text": "\nBendara Pangeran Harya Natakusuma (bahasa Jawa: Bendoro Pangeran Haryo Notokusumo, lahir pada 21 Maret 1764 (versi lain 1760) di Yogyakarta. Ia adalah putera ketiga Hamengkubuwono I dan Raden Ayu Srenggara, seorang selir yang berasal dari desa Karangnangka. Di dalam urutan seluruh putra-putri Hamengkubuwono I Notokusumo adalah urutan ke 11. Ia merupakan salah satu putra terkasih Sultan HB I.", "question_text": "Kapan Pangeran Harya Natakusuma lahir?", "answers": [{"text": "21 Maret 1764", "start_byte": 95, "limit_byte": 108}]} {"id": "-5343123694043159465-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taejo dari Joseon", "passage_text": "Taejo dari Joseon (11 Oktober, 1335 – 24 Mei, 1408; bertakhta 1392-1398), lahir Yi Seong-gye, yang mengganti namanya menjadi Yi Dan, merupakan pendiri dan raja pertama Dinasti Joseon, Korea, dan figur utama di dalam peruntuhan Dinasti Goryeo. Ia secara Anumerta dinaikkan rankingnya menjadi Kaisar pada tahun 1899 oleh Gojong, Kaisar Gwangmu, yang mengumumkan Kerajaan Korea pada tahun 1897.", "question_text": "Siapa raja pertama Kerajaan Joseon?", "answers": [{"text": "Taejo", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-7764304198508110709-1", "language": "indonesian", "document_title": "Supernova (grup musik)", "passage_text": "Sebelum menjadi Choshinsung, ada 5 anggota dalam grup bernama GM5. Grup tersebut terdiri dari Park Geonil, Kim Sungje, Kim Kwangsoo, Song Jihyuk, Han Jihoo Desember 2006, ada perubahan anggota. Han Jihoo keluar dari grup dan digantikan oleh Jung Yoonhak dan Kim Jinchul (Jinon dari F.Cuz). Mereka tampil di Konser BIG4 sebagai GM6. Di akhir Desember 2006, sebelum debut mereka, Kim Jinchul keluar dari grup dan digantikan oleh trainee lama, Yoon Sungmo.", "question_text": "Kapan Choshinsung dibentuk ?", "answers": [{"text": "2006", "start_byte": 165, "limit_byte": 169}]} {"id": "-8971597567068454706-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Lamongan", "passage_text": "Secara geografis Kabupaten Lamongan terletak pada 6o51' - 7o23' Lintang Selatan dan 112o33' - 112o34 Bujur Timur. Kabupaten Lamongan memiliki luas wilayah kurang lebih 1.812,8km2 atau ±3.78% dari luas wilayah Provinsi Jawa Timur. Dengan panjang garis pantai sepanjang 47km, maka wilayah perairan laut Kabupaten Lamongan adalah seluas 902,4km2, apabila dihitung 12 mil dari permukaan laut.", "question_text": "berapakah luas Lamongan?", "answers": [{"text": "1.812,8km2", "start_byte": 168, "limit_byte": 178}]} {"id": "-7668012992098244819-0", "language": "indonesian", "document_title": "Subtropis", "passage_text": "\nSubtropis adalah wilayah Bumi yang berada di utara dan selatan setelah wilayah tropis yang dibatasi oleh garis balik utara dan garis balik selatan pada lintang 23,5° utara dan selatan. Kondisi iklim subtropis diwarnai dengan gangguan dan rintangan dari alam seperti badai, hujan salju, atau tornado. Daerah beriklim subtropis memiliki 4 musim yaitu musim semi, musim panas, musim gugur, dan musim dingin. Keempat musim di atas memiliki karakteristik tersendiri, dengan suhu maksimal, suhu minimal, kelembaban, maupun kondisi mahluk hidup yang berbeda.\nDaerah subtropis di belahan bumi utara meliputi:", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan subtropika ?", "answers": [{"text": "wilayah Bumi yang berada di utara dan selatan setelah wilayah tropis yang dibatasi oleh garis balik utara dan garis balik selatan pada lintang 23,5° utara dan selatan", "start_byte": 18, "limit_byte": 185}]} {"id": "5931121737076205014-1", "language": "indonesian", "document_title": "Henri Rivière", "passage_text": "Dilahirkan di Paris pada tanggal 12 Juli 1827, Rivière memasuki École Navale pada bulan Oktober 1842. Dia lulus sebagai seorang taruna (kelas kedua) pada bulan Agustus 1845, dan menyaksikan dinas angkatan laut pertamanya di Samudra Pasifik pada Brillante. Pada bulan Februari 1847 ia ditugaskan ke divisi angkatan laut Laut Selatan, ke Virginie. Ia dipromosikan menjadi seorang taruna (kelas satu) pada bulan September 1847 dan enseigne de vaisseau pada bulan September 1849. Selama lima tahun berikutnya dia bertugas di skuadron Mediterania di atas kapal Iéna (1850), Labrador (1851) dan Jupiter (1852-54). Secara signifikan, laporan rahasianya dari periode ini menyebutkan bahwa ia tampaknya terlalu tertarik pada puisi dan sastra.", "question_text": "Tanggal berapa Henri Laurent Rivière lahir?", "answers": [{"text": "12 Juli 1827", "start_byte": 33, "limit_byte": 45}]} {"id": "-8868555989311999829-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar negara anggota Liga Arab", "passage_text": "Liga Arab memiliki 22 negara anggota. Liga Arab didirikan di Kairo pada tahun 1945 oleh Mesir, Irak, Lebanon, Arab Saudi, Suriah, Yordania, dan Yaman (Yaman Utara, kemudian disatukan dibawah negara Yaman). Ada peningkatan jumlah keanggotaan selama paruh kedua abad ke-20, dengan tambahan 15 negara Arab dan 4 pengamat.", "question_text": "Berapakah negara yang menjadi anggota Liga Arab?", "answers": [{"text": "22", "start_byte": 19, "limit_byte": 21}]} {"id": "2624660237238201676-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Aljazair", "passage_text": "Dinar (Arab: دينار) adalah mata uang resmi negara Aljazair sejak 1964 menggantikan Franc Aljazair. Nama mata uang ini diambil dari Kekaisaran Roman, Denarius. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 santeem. Mata uang ini terbagi menjadi 200, 500, 1000 dinar.", "question_text": "Apa mata uang Aljazair?", "answers": [{"text": "Dinar", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-5737306105581657179-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zubin Mehta", "passage_text": "Mehta dilahirkan dari sebuah keluarga Parsi di Bombay (sekarang Mumbai), India, putra Mehli Mehta dan Tehmina Mehta. Ayahnya adalah seorang pemain biola dan konduktor serta seorang Pendiri Bombay Symphony Orchestra. Mehta adalah alumnus Sekolah St. Mary, Mumbai, dan St. Xavier, Mumbai. Sementara di sekolah, Mehta diajarkan untuk bermain piano oleh Joseph de Lima, yang adalah guru piano pertamanya. Mehta awalnya dimaksudkan untuk belajar kedokteran, tetapi akhirnya menjadi seorang mahasiswa musik di Wina pada usia 18, di bawah Hans Swarowsky. Juga di akademi yang sama bersama dengan Mehta adalah konduktor Claudio Abbado dan konduktor-pianis Daniel Barenboim.", "question_text": "Dimana Zubin Mehta lahir?", "answers": [{"text": "Bombay (sekarang Mumbai), India", "start_byte": 47, "limit_byte": 78}]} {"id": "-6220400487590106681-0", "language": "indonesian", "document_title": "Christoph Blocher", "passage_text": "Christoph Blocher (lahir 11 Oktober 1940, Schaffhausen, Swiss) adalah politikus dan industrialis Swiss serta mantan Anggota Dewan Federal Swiss yang menjabat Menteri hukum (2004-2007). Saat ini, ia menjabat Wakil Presiden dari Partai Rakyat Swiss. Sebagai industrialis, ia membuat keberuntungan dalam industri kimia dengan korporasi EMS-Chemie.", "question_text": "Kapan Christoph Blocher menjabat Menteri hukum Swiss?", "answers": [{"text": "2004-2007", "start_byte": 173, "limit_byte": 182}]} {"id": "4973726621811589866-0", "language": "indonesian", "document_title": "Basa", "passage_text": "\nDefinisi umum dari basa adalah senyawa kimia yang menyerap ion hidronium ketika dilarutkan dalam air.Basa adalah lawan (dual) dari asam, yaitu ditujukan untuk unsur/senyawa kimia yang memiliki pH lebih dari 7.\nKostik merupakan istilah yang digunakan untuk basa kuat.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan basa ?", "answers": [{"text": "senyawa kimia yang menyerap ion hidronium ketika dilarutkan dalam air", "start_byte": 32, "limit_byte": 101}]} {"id": "327438931730891116-4", "language": "indonesian", "document_title": "Wings (band Malaysia)", "passage_text": "Maka terbitlah Album Belenggu Irama bawah ini label ASP. Diterbitkan oleh M. Nasir, album ini mendapat sambutan luar perkiraan dengan terjual lebih 120.000 unit hingga kini. Sesuatu yang sangat jarang dilakukan oleh sebuah band yang baru merilis album pertama ketika itu. Namun album ini diblokir penjualannya oleh Komisi Penyiaran Malaysia alasan provokasi lagu-lagu dalam album itu sendiri. Ini tidak melemahkan semangat Wings untuk terus memperjuangkan irama rock n roll.", "question_text": "Apa nama album pertama band Wings ?", "answers": [{"text": "Belenggu Irama", "start_byte": 21, "limit_byte": 35}]} {"id": "1634793463206691096-1", "language": "indonesian", "document_title": "Penghargaan Filmfare", "passage_text": "Penghargaan Filmfare pertama kali diperkenalkan pada tahun 1953. \"The Clares\" merupakan nama awal perayaan bergengsi ini. Nama tersebut diberikan untuk menghormati kritikus bernama Clare Mendonca dari The Times of India. Para pembaca dari majalah Filmfare dapat memberikan polling untuk menentukan para pemenang penghargaan. Lebih dari 20.000 pembaca berpartisipasi dalam pelaksanaan pertama tersebut sehingga para pemenang penghargaan dapat diumumkan secara nasional. Pemberian penghargaan Filmfare Pertama dilaksanakan pada 21 Maret 1954 di Metro Theatre, Mumbai. Pada awal pelaksanaannya hanya diberikan 5 penghargaan yakni, Film Terbaik, Sutradara Terbaik, Aktor Terbaik, Aktris Terbaik, dan Pengarah Musik Terbaik. Do Bigha Zameen adalah Film pertama yang mendapatkan Penghargaan Film Terbaik. Penerima Penghargaan Pertama untuk 4 kategori yang lainnya secara berturut turut mulai dari Sutradara Terbaik, Aktor Terbaik, Aktris Terbaik, dan Aktor Terbaik adalah Bimal Roy, Dilip Kumar, Meena Kumari, dan Naushad Ali.", "question_text": "Tahun berapa Filmfare pertama diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "1953", "start_byte": 59, "limit_byte": 63}]} {"id": "-710376886978962040-11", "language": "indonesian", "document_title": "Menachem Begin", "passage_text": "Pada 1978 ia menerima Hadiah Nobel Perdamaian dengan Presiden Mesir Anwar Sadat karena usaha 'perdamaian' di Camp David, Amerika Serikat. Pada 1981, Begin memerintahkan pengeboman reaktor nuklir Osiraq (Tammuz) di Irak. Pada 1982 pemerintahan Begin menyerang Libanon, dan Menteri Pertahanan saat itu Ariel Sharon menggunakan tangan militan Kristen Phalangist pimpinan Elie Hobeika untuk melakukan pembantaian Sabra dan Shatila. Pada 1983, ia berhenti dari jabatannya.", "question_text": "Siapa yang mengetuai Pembantaian Sabra dan Shatila?", "answers": [{"text": "Elie Hobeika", "start_byte": 368, "limit_byte": 380}]} {"id": "3317726651107547505-1", "language": "indonesian", "document_title": "Otak", "passage_text": "Otak manusia [1] adalah struktur pusat pengaturan yang memiliki volume sekitar 1.350cc dan terdiri atas 100 juta sel saraf atau neuron. Otak mengatur dan mengkordinir sebagian besar, gerakan, perilaku dan fungsi tubuh homeostasis seperti detak jantung, tekanan darah, keseimbangan cairan tubuh dan suhu tubuh. Otak manusia bertanggung jawab terhadap pengaturan seluruh badan dan pemikiran manusia. Oleh karena itu terdapat kaitan erat antara otak dan pemikiran. Otak dan sel saraf di dalamnya dipercayai dapat memengaruhi kognisi manusia. Pengetahuan mengenai otak memengaruhi perkembangan psikologi kognitif. Otak juga bertanggung jawab atas fungsi seperti pengenalan, emosi. ingatan, pembelajaran motorik dan segala bentuk pembelajaran lainnya.", "question_text": "berapakah jumlah saraf pada otak manusia?", "answers": [{"text": "100 juta", "start_byte": 104, "limit_byte": 112}]} {"id": "-7138572084135938612-21", "language": "indonesian", "document_title": "Sambal", "passage_text": "Ini adalah variasi sambal bajak, dengan bahan-bahan berupa cabai merah, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, sedikit kemiri atau kacang mete, terasi, dan banyak tomat, yang digoreng hingga matang. Semuanya kemudian digiling lembut dengan ditambahi garam dan gula secukupnya. Dimakan sebagai lauk nasi dengan ikan (laut atau darat), tempe atau tahu goreng yang dipenyet (ditekan hingga melesak) di atas sambal. Dapat juga telur atau terong, rebus atau goreng, dipenyet di atasnya.", "question_text": "Cabe apa yang digunakan untuk membuat sambal Penyet?", "answers": [{"text": "cabai merah, cabai rawit", "start_byte": 59, "limit_byte": 83}]} {"id": "-8586716443969502550-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Banjar", "passage_text": "Perang Banjar[1] atau Perang Banjar-Barito atau Perang Kalimantan Selatan[2]\nadalah perang perlawanan terhadap penjajahan kolonial Belanda yang berlangsung antara tahun 1859-1905/1906 yang terjadi di Kesultanan Banjar yang meliputi wilayah provinsi Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah.[3]", "question_text": "Kapan Perang Banjar terjadi ?", "answers": [{"text": "1859-1905", "start_byte": 169, "limit_byte": 178}]} {"id": "2378465456265590424-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uggadhammo", "passage_text": "Y.A. Mahawiku Dharma-aji Uggadhammo adalah tokoh agama Buddha Indonesia yang dikenal sebagai tokoh Buddhayana, yaitu agama Buddha yang berkepribadian Indonesia serta bertakwa kepada Sanghyang Adi Buddha. Ia sempat menjabat sebagai ketua Sangha Tantrayana Indonesia serta wakil ketua Sangha Agung Indonesia.[1] Menurutnya, Buddhayana bukanlah sekte, aliran, atau mashab, tetapi wadah dari berbagai sekte dan aliran Buddha yang disesuaikan dengan kepribadian Indonesia serta sesuai dengan nilai-nilai Pancasila. Ia berkata:", "question_text": "Apakah kepribadian Y.A. Mahawiku Dharma-aji Uggadhammo?", "answers": [{"text": "tokoh Buddhayana, yaitu agama Buddha yang berkepribadian Indonesia serta bertakwa kepada Sanghyang Adi Buddha", "start_byte": 93, "limit_byte": 202}]} {"id": "8327204042615846196-2", "language": "indonesian", "document_title": "John dari Inggris", "passage_text": "Lahir di Beaumont Palace, Oxford, John adalah anak ke lima dari Raja Henry II dari Inggris dan Eleanor dari Aquitaine, John adalah adik tiri (dari pihak ibu) dari Marie de Champagne dan Alix dari Perancis. Dia adik dari William, Pangeran dari Poitiers, Henry si Raja Muda, Matilda dari Inggris, Richard I dari Inggris, Godfrey II, Adipati dari Britania, Leonora dari Aquitaine dan Joan dari Inggris.\nJohn selalu menjadi anak kesayangan ayahnya, karena dia anak bungsu dia tidak akan mendapatkan warisan apapun (itulah mengapa dia mendapat panggilan “Lackland”). Dia lahir sekitar tahun 1166-1167. raja Henry dan ratu Eleanor tidak bersama sembilan bulan sebelum bulan Desember 1167, tetapi telah bersama sejak Maret 1166. John lahir di Oxford saat natal, tetapi Eleanor dan Henry menghabiskan natal tahun 1167 mereka di Normandia. The Canon of Laon, menulis seratus tahun kemudian, mengatakan John dinamai di depan Saint John sang Rasul, ketika dia lahir pesta digelar untuk merayakannya (27 Desember). Ralph dari Diceto juga mengatakan bahwa John lahir pada tahun 1166, dan ratu Eleanor yang menamainya sendiri.\nKehidupan keluarganya gempar, saat semua kakanya terlibat dalam pemberontakan melawan Henry. Eleanor di penjara tahun 1173, ketika John masih kecil. Gerald dari Wales menceritakan bahwa raja Henry menggambar lukisan di salah satu ruangan di istana Winchester, dia melukiskan seekor elang yang diserang oleh tiga anaknya sendiri, ketika anak keempat mencakar, menunggu kesempatannya untuk melawan. Ketika ditanya mengenai arti dari lukisannya, raja Henry berkata:", "question_text": "Dimana Raja Richard I. John lahir?", "answers": [{"text": "Beaumont Palace, Oxford", "start_byte": 9, "limit_byte": 32}]} {"id": "4643985946660893282-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Kesultanan Mataram (kadang disebut Kesultanan Mataram Islam atau Kesultanan Mataram Baru untuk membedakan dengan Kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu) adalah kerajaan Islam di Pulau Jawa yang pernah berdiri pada abad ke-17. Kerajaan ini dipimpin suatu dinasti keturunan Ki Ageng Sela dan Ki Ageng Pemanahan, yang mengklaim sebagai suatu cabang ningrat keturunan penguasa Majapahit. Asal-usulnya adalah suatu Kadipaten di bawah Kesultanan Pajang, berpusat di \"Bumi Mentaok\" yang diberikan kepada Ki Ageng Pemanahan sebagai hadiah atas jasanya. Raja berdaulat pertama adalah Sutawijaya (Panembahan Senapati), putra dari Ki Ageng Pemanahan.", "question_text": "Kapan Kesultanan mataram berdiri ?", "answers": [{"text": "abad ke-17", "start_byte": 217, "limit_byte": 227}]} {"id": "4197686629896427425-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sakramen Ekaristi (Gereja Katolik)", "passage_text": "Ekaristi dalam Gereja Katolik adalah perayaan Misa, liturgi ekaristis. Istilah Ekaristi juga digunakan untuk menyebut roti dan anggur setelah ditransubstansiasikan (substansinya telah diubah), berdasarkan ajaran Katolik, menjadi tubuh dan darah Yesus Kristus. Menurut Katekismus Gereja Katolik, \"Pada Perjamuan Terakhir, pada malam waktu Ia diserahkan, Penyelamat kita menetapkan kurban Ekaristi Tubuh dan Darah-Nya.\"[1]", "question_text": "Apa itu ritual Ekaristi?", "answers": [{"text": "perayaan Misa, liturgi ekaristis", "start_byte": 37, "limit_byte": 69}]} {"id": "7193050202225249258-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "Ada berapa suku bangsa di Indonesia?", "answers": [{"text": "1.340", "start_byte": 82, "limit_byte": 87}]} {"id": "-8847138708436865592-0", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi", "passage_text": "Revolusi adalah perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan masyarakat. Di dalam revolusi, perubahan yang terjadi dapat direncanakan atau tanpa direncanakan terlebih dahulu dan dapat dijalankan tanpa kekerasan atau melalui kekerasan. Ukuran kecepatan suatu perubahan sebenarnya relatif karena revolusi pun dapat memakan waktu lama. Misalnya revolusi industri di Inggris yang memakan waktu puluhan tahun, namun dianggap 'cepat' karena mampu mengubah sendi-sendi pokok kehidupan masyarakat —seperti sistem kekeluargaan dan hubungan antara buruh dan majikan— yang telah berlangsung selama ratusan tahun. Revolusi menghendaki suatu upaya untuk merobohkan, menjebol, dan membangun dari sistem lama kepada suatu sistem yang sama sekali baru. Revolusi senantiasa berkaitan dengan dialektika, logika, romantika, menjebol dan membangun.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Revolusi ?", "answers": [{"text": "perubahan sosial dan kebudayaan yang berlangsung secara cepat dan menyangkut dasar atau pokok-pokok kehidupan masyarakat", "start_byte": 16, "limit_byte": 136}]} {"id": "4130277796321479293-7", "language": "indonesian", "document_title": "Tanjung Priok, Jakarta Utara", "passage_text": "Pengerjaan Pelabuhan Tanjung Priok dimulai pada bulan Mei 1877 dan selesai pada tahun 1886. Dimulai dengan pembangunan Pelabuhan I setelah adanya ketentuan bahwa kegiatan Pelabuhan Sunda Kelapa dipindahkan ke Tanjung Priok. Perencana pelabuhan ini adalah Ir.J.A.A. Waldrop, seorang insinyur yang berasal dari Belanda sedangkan pelaksananya adalah Jr. J.A. de Gelder dari Departement B.O.W., seorang Insinyur Perairan. Dengan diresmikannya Pelabuhan Tanjung Priok 1886, maka kegiatan pelabuhan utama Batavia yang semula berada di Kali Ciliwung sekitar kasteel Batavia dialihkan ke Pelabuhan Tanjung Priok, dan Pelabuhan Kali Ciliwung tersebut, kemudian dikenal dengan nama Pelabuhan Pasar Ikan. Selain membangun Pelabuhan Tanjung Priok, KPM juga membangun Pelabuhan Teluk Bayur-Padang (Port Van der Capellen) pada tahun 1886 dan Pelabuhan Belawan Deli tahun 1891. Pada awal peresmiannya, hanya beberapa kapal bermesin uap dan mayoritas adalah kapal-kapal layar. Memasuki abad ke-20 jumlah kapal bermesin uap meningkat menggantikan kapal-kapal layar. Pada tahun 1912 sejalan dengan perkembangan ekonomi yang pesat pelabuhan itu dirasakan terlalu kecil maka dilakukan perluasan.", "question_text": "Kapan Tanjung Priok pertama kali dijadikan pelabuhan ?", "answers": [{"text": "1886", "start_byte": 463, "limit_byte": 467}]} {"id": "-2824336861507091988-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pancasila", "passage_text": "Pancasila adalah ideologi dasar bagi negara Indonesia. Nama ini terdiri dari dua kata dari Sanskerta: pañca berarti lima dan śīla berarti prinsip atau asas. Pancasila merupakan rumusan dan pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia.", "question_text": "Dari mana kata Pancasila berasal ?", "answers": [{"text": "Sanskerta", "start_byte": 91, "limit_byte": 100}]} {"id": "-6389725476969359150-0", "language": "indonesian", "document_title": "Batuan sedimen", "passage_text": "\nBatuan sedimen adalah batuan yang terbentuk di permukaan bumi pada kondisi temperatur dan tekanan yang rendah. Batuan ini berasal dari batuan yang lebih dahulu terbentuk, yang mengalami pelapukan, erosi, dan kemudian lapukannya diangkut oleh air, udara, atau es, yang selanjutnya diendapkan dan berakumulasi di dalam cekungan pengendapan, membentuk sedimen. Material-material sedimen itu kemudian terkompaksi, mengeras, mengalami litifikasi, dan terbentuklah batuan sedimen.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan batuan sedimen ?", "answers": [{"text": "yang terbentuk di permukaan bumi pada kondisi temperatur dan tekanan yang rendah", "start_byte": 30, "limit_byte": 110}]} {"id": "7643642117546407709-0", "language": "indonesian", "document_title": "William Shakespeare", "passage_text": "William Shakespeare (/ˈʃeɪkspɪər/;[1] 26 April 1564 (dibaptis)– 23 April 1616)[2] adalah seorang penulis Inggris yang seringkali disebut orang sebagai salah satu sastrawan terbesar Inggris. Ia menulis sekitar 38 sandiwara tragedi, komedi, sejarah, dan 154 sonata, 2 puisi naratif, dan puisi-puisi yang lain. Ia menulis antara tahun 1585 dan 1613 dan karyanya telah diterjemahkan di hampir semua bahasa hidup di dunia dan dipentaskan di panggung lebih daripada semua penulis sandiwara yang lain.", "question_text": "Kapan William Shakespeare mulai menulis naskah teater ?", "answers": [{"text": "1585", "start_byte": 339, "limit_byte": 343}]} {"id": "-6172537216453416426-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Taimiyah", "passage_text": "Abul Abbas Taqiyuddin Ahmad bin Abdus Salam bin Abdullah bin Taimiyah al Harrani (Bahasa Arab: أبو عباس تقي الدين أحمد بن عبد السلام بن عبد الله ابن تيمية الحراني), atau yang biasa disebut dengan nama Ibnu Taimiyah saja (lahir: 22 Januari 1263/10 Rabiul Awwal 661 H – wafat: 26 September 1328 M / 22 Dzulqadah 728 H), adalah seorang pemikir dan ulama Islam dari Harran, Turki.", "question_text": "Kapan Ibnu Taimiyah lahir?", "answers": [{"text": "22 Januari 1263", "start_byte": 282, "limit_byte": 297}]} {"id": "-6986107691385470276-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rock and roll", "passage_text": "Rock and roll (sering ditulis sebagai rock 'n' roll) adalah genre musik yang berkembang di Amerika Serikat pada akhir tahun 1940-an, dan mencapai puncak kepopuleran pada awal tahun 1950-an. Dari Amerika Serikat, genre musik ini tersebar ke seluruh dunia. Rock and roll melahirkan berbagai macam subgenre yang secara keseluruhan dikenal sebagai musik rock.", "question_text": "Kapan musik rock pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1940-an", "start_byte": 124, "limit_byte": 131}]} {"id": "2372158472234640911-6", "language": "indonesian", "document_title": "Marvel Comics", "passage_text": "Timely Publications, cikal bakal Marvel Comics, didirikan pada tahun 1939 oleh Martin Goodman yang berkantor di New York dan komik yang diterbitkan oleh perusahaannya berfokus pada tema pahlawan super (superhero).[5] Komik pertama terbitan Timely Publications adalah Marvel Comics #1 yang diterbitkan pada bulan Oktober 1939 dan mendapatkan sambutan amat baik. Komik Timely lainnya yang berjudul Captain America yang pertama kali dirilis pada bulan Maret 1941 juga mendapatkan sambutan luar biasa dan terjual hingga satu juta kopi.[6] Dalam masa-masa ini, Timely juga merekrut orang-orang yang belakangan menjadi legenda industri komik AS dan bahkan dunia, Jack Kirby serta Stanley Lieber (biasa dikenal dengan nama pena \"Stan Lee\") sebagai editor.", "question_text": "Siapa pendiri Marvel Comics?", "answers": [{"text": "Martin Goodman", "start_byte": 79, "limit_byte": 93}]} {"id": "5791943090143108708-15", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Zuckerberg", "passage_text": "Sebulan setelah Facebook diluncurkan pada bulan Februari 2004, i2hub, layanan kampus-saja lain yang diciptakan oleh Wayne Chang, diluncurkan. i2hub difokuskan pada berbagi berkas antar teman. Pada saat itu, baik i2hub dan Facebook telah memperoleh perhatian pers dan berkembang pesat pada pengguna dan publisitas. Pada bulan Agustus 2004, Zuckerberg, Andrew McCollum, Adam D'Angelo, dan Sean Parker meluncurkan layanan berbagi berkas yang bersaing disebut Wirehog. Itu adalah pendahulu untuk aplikasi Facebook Platform. Daya tariknya rendah dibandingkan dengan i2hub, dan Facebook akhirnya menutup Wirehog down musim panas berikutnya.", "question_text": "siapakah pencipta teknologi berbagi berkas?", "answers": [{"text": "Zuckerberg, Andrew McCollum, Adam D'Angelo, dan Sean Parker", "start_byte": 339, "limit_byte": 398}]} {"id": "2033141423757308625-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bisma", "passage_text": "\nBisma adalah salah satu tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata, putra dari Prabu Santanu dan Dewi Gangga. Ia juga merupakan kakek dari Pandawa maupun Korawa. Semasa muda ia bernama Dewabrata , namun berganti nama menjadi Bisma semenjak bersumpah bahwa ia tidak akan menikah seumur hidup. Bisma ahli dalam segala modus peperangan dan sangat disegani oleh Pandawa dan Korawa. Menurut Mahabharata, ia gugur dalam sebuah pertempuran besar di Kurukshetra oleh panah dahsyat yang dilepaskan oleh Srikandi dengan bantuan Arjuna. Dalam kitab Bhismaparwa dikisahkan bahwa ia tidak meninggal seketika. Ia sempat hidup selama beberapa hari dan menyaksikan kehancuran para Korawa. Bisma menghembuskan napas terakhirnya saat garis balik matahari berada di utara (Uttarayana).", "question_text": "siapakah karakter utama wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Bisma", "start_byte": 1, "limit_byte": 6}]} {"id": "2999189086077458172-25", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah teknologi", "passage_text": "\nAbad ke-20 diawali oleh dua perang dunia. Perang dunia turut berkontribusi terhadap kemajuan teknologi militer tiap-tiap negara. Dimana pada akhirnya banyak dari teknologi militer yang diterapkan untuk kepentingan sipil. Mekanika kuantum yang merupakan tonggak dari lahirnya fisika modern juga lahir pada abad ke-20. Penemuan bom atom mengungkap potensi pemanfaatan dan bahaya energi nuklir. Penemuan transistor yang dianggap salah satu penemuan terpenting manusia nantinya akan mengubah ukuran komputer jauh lebih kecil dari mula-mula[34]. Selain perang dunia kedua, perang dingin juga turut berkontribusi terhadap kemajuan teknologi antariksa. Pada masa ini manusia pertama kali dapat mendarat di bulan.[35]", "question_text": "kapankah fisika modern pertama kali dipraktekan?", "answers": [{"text": "abad ke-20", "start_byte": 306, "limit_byte": 316}]} {"id": "8298843643706408125-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Joseon", "passage_text": "\nKerajaan Joseon (Korean:대조선국;Hanja:大朝鮮國, sesungguhnya \"Negara Joseon yang Agung\"; juga Chosŏn, Choson, Chosun) merupakan sebuah kerajaan yang didirikann oleh Yi Seong-gye yang berlangsung selama kurang lebih lima abad, dari bulan Juli 1392 sampai Oktober 1897. Secara resmi diganti namanya menjadi Kekaisaran Korea Raya pada bulan Oktober 1897.[1] Didirikan setelah peruntuhan dinasti Goryeo yang beribukota di Kaesong. Setelah mendirikan dinasti baru, Yi Seong-gye memindahkan ibukota kerajaannya yang semula di Kaesong, bergeser agak ke selatan di wilayah Hanseong, yang sekarang disebut Seoul. Perbatasan utara kerajaan diperluas ke batas-batas alam di Yalu dan Sungai Tumen melalui penaklukkan dari suku Jurchen. Joseon merupakan dinasti terakhir Korea dan merupakan dinasti Konfusianisme yang berumur terpanjang.", "question_text": "berapa lamakah Dinasti Joseon berkuasa?", "answers": [{"text": "lima abad", "start_byte": 226, "limit_byte": 235}]} {"id": "4620787658276892924-0", "language": "indonesian", "document_title": "Depresi (psikologi)", "passage_text": "Depresi adalah suatu kondisi medis berupa perasaan sedih yang berdampak negatif terhadap pikiran, tindakan, perasaan, dan kesehatan mental seseorang [1]. Kondisi depresi adalah reaksi normal sementara terhadap peristiwa-peristiwa hidup seperti kehilangan orang tercinta. Depresi juga dapat merupakan gejala dari sebuah penyakit fisik dan efek samping dari penggunaan obat dan perawatan medis tertentu. Dalam kaitannya dengan gangguan mental lain, depresi dapat juga menjadi gejala dari gangguan kejiwaan seperti Gangguan depresi mayor dan distimia [2].", "question_text": "Apa yang dimaksud depresi ?", "answers": [{"text": "kondisi medis berupa perasaan sedih yang berdampak negatif terhadap pikiran, tindakan, perasaan, dan kesehatan mental seseorang", "start_byte": 21, "limit_byte": 148}]} {"id": "4658987615938550183-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mandar gendang", "passage_text": "Mandar gendang (Latin: Habroptila wallacii, English: invisible rail, Wallace's rail, drummer rail) adalah satu spesies burung Rallidae besar yang tidak terbang, yang merupakan hewan endemik di pulau Halmahera, Maluku Utara, Indonesia. Spesies ini mendiami rawa-rawa lebat pepohonan sagu yang berdekatan dengan hutan. Bulunya didominasi warna abu-abu gelap, dengan kulit terbuka di sekitar matanya. Paruhnya yang panjang dan tebal serta seluruh kakinya berwarna merah cerah. Suaranya seperti tabuhan gendang yang perlahan, yang diiringi kepakan sayapnya. Karena sulit mengamati burung pemalu ini di habitatnya yang padat, maka informasi mengenai perilakunya juga terbatas.", "question_text": "Apakah warna burung Mandar gendang?", "answers": [{"text": "abu-abu gelap", "start_byte": 342, "limit_byte": 355}]} {"id": "-699090569612695311-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pikachu", "passage_text": "Pikachu(ピカチュウ) adalah Pokémon yang biasanya terkenal sebagai salah satu tokoh utama bersama pemilik utamanya Ash Ketchum di adapsi anime. Pokémon ini adalah semacam pika berwarna kuning dan punya keistimewaan tenaga listrik. Pikachu bisa ditemukan di hutan, ladang dan tempat-tempat sumber tenaga listrik.", "question_text": "apakah kekuatan Pokémon Pikachu?", "answers": [{"text": "tenaga listrik", "start_byte": 221, "limit_byte": 235}]} {"id": "579181650198184738-16", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Sosialis Britania", "passage_text": "BSP tetap sabar dan gigih dalam usahanya membentuk Partai Komunis baru di Britania Raya.[8] BSP menyelenggarakan konvensi sejak tanggal 31 Juli hingga 1 Agustus 1920 di London yang menghasilkan pendirian Partai Komunis Britania Raya (Communist Party of Great Britain atau CPGB). Bergabung dalam organisasi baru tersebut beberapa mantan anggota SLP dan perwakilan-perwakilan dari beberapa kelompok-kelompok radikal kecil lainnya, seperti Masyarakat Sosialis Wales Selatan dan Dewan Komunis Wales Selatan (South Wales Communist Council atau SWCC), dan pengikut faksi pro-Komintern dari Partai Buruh Independen.[9]", "question_text": "Kapan Partai Sosialis Britania dibubarkan?", "answers": [{"text": "1 Agustus 1920", "start_byte": 151, "limit_byte": 165}]} {"id": "7913729990952348128-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Majalengka", "passage_text": "Pada zaman kerajaan Hindu-Buddha sampai dengan abad ke-15, di wilayah Kabupaten Majalengka terbagi menjadi 3 kerajaan: (1) Kerajaan Talaga Manggung dipimpin oleh Sunan Corenda atau lebih dikenal dengan sebutan Sunan Parung (2) Kerajaan Rajagaluh dipimpin oleh Prabu Cakraningrat (3) Kerajaan Sindangkasih, dipimpin oleh seorang puteri bernama Nyi Rambut Kasih[2].", "question_text": "dimanakah Mandala Sindangkasih ditemukan?", "answers": [{"text": "Kabupaten Majalengka", "start_byte": 70, "limit_byte": 90}]} {"id": "91794866129703684-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat", "passage_text": "Keraton Yogyakarta mulai didirikan oleh Sultan Hamengku Buwono I beberapa bulan pasca Perjanjian Giyanti pada tahun 1755. Lokasi keraton ini konon adalah bekas sebuah pesanggarahan[2] yang bernama Garjitawati. Pesanggrahan ini digunakan untuk istirahat iring-iringan jenazah raja-raja Mataram (Kartasura dan Surakarta) yang akan dimakamkan di Imogiri. Versi lain menyebutkan lokasi keraton merupakan sebuah mata air, Umbul Pacethokan, yang ada di tengah hutan Beringan. Sebelum menempati Keraton Yogyakarta, Sultan Hamengku Buwono I berdiam di Pesanggrahan Ambar Ketawang yang sekarang termasuk wilayah Kecamatan Gamping Kabupaten Sleman[3].", "question_text": "Kapan Kesultanan Yogyakarta didirikan?", "answers": [{"text": "1755", "start_byte": 116, "limit_byte": 120}]} {"id": "7427105151871911450-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dai Viet", "passage_text": "Sebelumnya, sejak kekuasaan Đinh Bộ Lĩnh (berkuasa dari 968-979), negara ini telah dipanggil secara resmi sebagai \"Đại Cồ Việt\" (大瞿越); cồ (𡚝) adalah sinonim dari 大 (đại). Istilah \"Việt\" merupakan kata kerabat dengan perkataan Bahasa Tionghoa \"Yue\", sebuah nama yang digunakan pada zaman dahulu kepada berbagai kelompok-kelompok non-Tionghoa yang tinggal di wilayah yang sekarang adalah Tiongkok bagian selatan dan Vietnam bagian utara. Pada tahun 1010, Lý Thánh Tông (pendiri Dinasti Lý) memindahkan ibu kota Đại Cồ Việt ke Thăng Long (Hanoi), dan membangun Benteng Kekaisaran Thăng Long (Imperial Citadel of Thăng Long) yang sekarang merupakan tempat Benteng Hanoi (Hanoi Citadel) berdiri.", "question_text": "Dimana letak Dai Cồ Việt?", "answers": [{"text": "iongkok bagian selatan dan Vietnam bagian utara", "start_byte": 416, "limit_byte": 463}]} {"id": "-5153561067998929965-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapakah yang menemukan tabel periodik ?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "-6467837366141843340-3", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat", "passage_text": "Presiden Eisenhower mendirikan NASA pada tahun 1958 dengan tujuan untuk mementingkan kebutuhan masyarakat sipil dibandingkan dengan militer, dan digunakan sebagai program perdamaian dalam ilmu keluar-angkasaan. Undang-Undang Aeronautika dan Keluarangkasaan Nasional disahkan pada 29 Juli 1958, menggantikan organisasi sebelumnya, Komite Penasehat Aeronautika Nasional. Badan ini resmi beroperasi pada 1 Oktober 1958.", "question_text": "tahun berapakah NASA didirikan?", "answers": [{"text": "1958", "start_byte": 47, "limit_byte": 51}]} {"id": "-7905791801041299201-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Argentina", "passage_text": "Ada usaha baru untuk mengatur pemerintah pusat pada tahun 1826. Suatu kongres baru menulis sebuah konstitusi baru, dan dipilih Bernardino Rivadavia sebagai presiden dalam proses.[1] Jadi Rivadavia adalah presiden pertama Argentina. Namun, ia mengundurkan diri tak lama setelah itu, dan konstitusi 1826 dicabut. Provinsi Argentina kemudian mengorganisasikan diri sebagai konfederasi, tanpa kepala pusat negara. Dalam organisasi ini, gubernur provinsi Buenos Aires mengambil beberapa tugas seperti pembayaran utang eksternal atau administrasi hubungan luar negeri dalam nama semua provinsi.[2] Mereka gubernur yang ditunjuk oleh legislatif Buenos Aires, dengan pengecualian hanya Juan Lavalle. Juan Manuel de Rosas terus kantor gubernur selama tujuh belas tahun berturut-turut, sampai Justo José de Urquiza mengalahkan dia pada 1852 Pertempuran Caseros. Urquiza kemudian menyerukan Majelis Konstitusi baru, dan diumumkan pada Konstitusi Argentina 1853, yang merupakan Konstitusi Argentina melalui amendemen saat ini. Pada tahun 1854, Urquiza menjadi yang pertama Presiden Argentina modern, bertindak baik sebagai kepala pemerintahan dan kepala negara.[3] Namun, Provinsi Buenos Aires telah menolak Konstitusi dan menjadi negara merdeka sampai pasca 1859 Pertempuran Cepeda, meskipun konflik internal yang terus berlanjut. Hanya setelah selanjutnya Pertempuran Pavon, pada tahun 1861, mantan pemimpin bonaerense, Bartolomé Mitre, menjadi presiden pertama dari Republik Argentina bersatu.[4]", "question_text": "Siapa presiden Argentina pertama?", "answers": [{"text": "Bernardino Rivadavia", "start_byte": 127, "limit_byte": 147}]} {"id": "1428030733565830330-6", "language": "indonesian", "document_title": "Sunjaya Purwadi Sastra", "passage_text": "Pada tahun 1996 Sunjaya menikah dengan gadis Surabaya pilihannya bernama Hj. Wahyu Tjiptaningsih, S.E., M.Si. (Ayu) Putri Tunggal dari pasangan H. Sukanto dan Hj. Mudjiasri. H. Sukanto adalah Purnawirawan ABRI yang sukses dengan usaha istrinya sebagai pengusaha beras antar pulau dan grosir sembako yang kemudian dilanjutkan oleh putrinya Hj. Ayu dengan mengembangkan usaha importir beras yang didatangkan dari Thailand, Jepang, China dan bahkan dari Amerika Serikat.", "question_text": "Siapakah nama istri Letnan Satu Caj Dr. Drs. H. Sunjaya Purwadi Sastra?", "answers": [{"text": "Hj. Wahyu Tjiptaningsih, S.E., M.Si", "start_byte": 73, "limit_byte": 108}]} {"id": "2790820998503588038-0", "language": "indonesian", "document_title": "Klan Minamoto", "passage_text": "Minamoto(源) adalah nama keluarga di Jepang. Dalam konteks sejarah Jepang, klan Minamoto(源氏,Genji, Minamoto Uji) adalah sebutan untuk anggota keluarga kaisar di zaman Heian yang tidak berhak atas tahta. Mereka menjadi warga biasa dan mendapat nama keluarga Minamoto no Ason (Ason adalah gelar dalam sistem Yakusa no Kabane).", "question_text": "Apa maksud kata Minamoto?", "answers": [{"text": "nama keluarga di Jepang", "start_byte": 21, "limit_byte": 44}]} {"id": "-4043197847155009837-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lambang Rusia", "passage_text": "Dua elemen utama lambang negara Rusia adalah elang berkepala dua dan gambar orang naik kuda tengah membunuh ular atau naga. Lambang ini sudah sejak sebelum pemerintahan Peter Yang Agung. Lambang lencana Ivan III, Bangsawan penguasa Moskwa, menggambarkan pengendara kuda membunuh (atau tengah bergulat dengan) naga. Figur ini belum secara resmi diidentifikasi sebagai Santo Gregorius hingga tahun 1730, ketika ditetapkan melalui dekret kekaisaran. Dalam bentuk lamanya (pahlawan berkuda pembunuh naga disebut \"Победоносец\", \"Santo Gregorius Pembawa Kejayaan\") selalu dikaitkan dengan keluarga bangsawan Muscovy, kemudian menjadi lambang kota Moskwa. Santo Gregorius kemudian menjadi pelindung Moskwa dan lebih luas sebagai pelindung Rusia.", "question_text": "Apa lambang negara Rusia?", "answers": [{"text": "elang berkepala dua dan gambar orang naik kuda tengah membunuh ular atau naga", "start_byte": 45, "limit_byte": 122}]} {"id": "-2857306983189958228-0", "language": "indonesian", "document_title": "James Gregory", "passage_text": "James Gregory (Drumoak, Aberdeenshire, November 1638 - Edinburgh, Oktober 1675) adalah matematikawan dan astronom Skotlandia. Dia berturut-turut menjabat sebagai profesor di Universitas St Andrews dan Universitas Edinburgh.", "question_text": "Kapan James Gregory lahir?", "answers": [{"text": "November 1638", "start_byte": 39, "limit_byte": 52}]} {"id": "-3051657480231666741-0", "language": "indonesian", "document_title": "Basilika Santo Petrus", "passage_text": "\n\nBasilika Kepausan Santo Petrus di Vatikan (Italian: Basilica Papale di San Pietro in Vaticano, English: Papal Basilica of St. Peter in the Vatican) atau lebih dikenal dengan Basilika Santo Petrus adalah sebuah basilika utama Katolik di Kota Vatikan, dikelilingi oleh Roma. Bangunan ini diklaim sebagai gereja terbesar yang pernah dibangun (dia meliputi area 23.000 m² dan memiliki kapasitas lebih dari 60.000) dan salah satu situs tersuci dalam Kekristenan. Konstruksi basilika ini dimulai pada 1506 dan rampung pada 1626.", "question_text": "Kapan Basilika Santo Petrus didirikan?", "answers": [{"text": "1506", "start_byte": 498, "limit_byte": 502}]} {"id": "-7406954154971221089-0", "language": "indonesian", "document_title": "Joseph Black", "passage_text": "Joseph Black ([1]) adalah ahli fisika dan pada tahun 1760 merupakan orang pertama yang menyatakan prinsip Asas Black yaitu prinsip mengenai perbedaan antara suhu dan kalor.", "question_text": "siapakah penemu karbon dioksida?", "answers": [{"text": "Joseph Black", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-6987758733002528180-3", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad bin Tughjul Ikhsyid", "passage_text": "\nMenurut kamus biografi yang dikompilasikan oleh Ibnu Khallikan, Muhammad bin Tughj lahir di Baghdad pada 8 Februari 882, di jalan menuju ke Gerbang Kufah.[1][2] Keluarganya berdarah Turk dari Lembah Farghana di Transoxiana, dan diklaim berdarah ningrat; nama leluhurnya, \"Khaqan\", adalah sebuah gelar kerajaan Turk.[3][4] Kakek Muhammad, Juff meninggalkan Farghana untuk masuk pelayanan militer dalam pemerintahan Abbasiyyah di Samarra, seperti halnya ayahnya Ibnu Tulun, pendiri dinasti Tuluniyyah.[5][6] Juff dan putranya, ayah Muhammad Tughj, sama-sama melayani Abbasiyyah, namun Tughj masuk pelayanan Tuluniyyah, yang sejak tahun 868 telah menjadi para penguasa otonom Mesir dan Suriah.[5][6] Tughj melayani Tuluniyah sebagai gubernur Tiberias (ibukota distrik Yordania), Aleppo (ibukota distrik Qinnasrin) dan Damaskus (ibukota distrik homonim).[5][6] Ia memainkan peran besar dalam menangkis serangan Qarmatia di Damaskus pada 903; meskipun kalah dalam pertempuran, ia memegang kotanya sendiri melawan suku Qarmatia selama tujuh bulan sampai, dengan kedatangan bala bantuan dari Mesir, suku Qarmatia menarik diri.[7][8] Kemudian, Muhammad bin Tughj menjalani sebagian besar masa mudanya di Syam Tuluniyyah di sisi ayahnya, meraih pengalaman pertamanya dalam administrasi—ia menjabat sebagai sub-gubernur ayahnya di Tiberias—dan perang.[6]", "question_text": "Kapan al-Ikhshīd lahir ?", "answers": [{"text": "8 Februari 882", "start_byte": 106, "limit_byte": 120}]} {"id": "-2616324840607087130-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arctic Monkeys", "passage_text": "Arctic Monkeys merupakan grup musik rock asal Inggris, band ini juga dikenal dengan nama The Death Ramps. Dibentuk tahun 2002 di High Green, distrik Sheffield, Inggris. Arctic Monkeys beranggotakan Alex Turner (vokal utama, gitar utama, keyboard), Jamie Cook (rhythm gitar), Nick O'Malley (bass, backing vokal), Matt Helders (drum, perkusi, backing vokal). Anggota band sebelumnya Andy Nicholson (bass) dan Glyn Jones (vokal utama).", "question_text": "Siapa nama drummer Arctic Monkeys?", "answers": [{"text": "Matt Helders", "start_byte": 312, "limit_byte": 324}]} {"id": "-1126210268286766618-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "Berapa luas kota Tiongkok?", "answers": [{"text": "9,69 juta kilometer persegi", "start_byte": 452, "limit_byte": 479}]} {"id": "-22945540170203117-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia", "passage_text": "Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia (biasa disingkat KPK) adalah lembaga negara yang dibentuk dengan tujuan meningkatkan daya guna dan hasil guna terhadap upaya pemberantasan tindak pidana korupsi. KPK bersifat independen dan bebas dari pengaruh kekuasaan mana pun dalam melaksanakan tugas dan wewenangnya.[1] Komisi ini didirikan berdasarkan kepada Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2002 mengenai Komisi Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi.[2] Dalam pelaksanaan tugasnya, KPK berpedoman kepada lima asas, yaitu: kepastian hukum, keterbukaan, akuntabilitas, kepentingan umum, dan proporsionalitas. KPK bertanggung jawab kepada publik dan menyampaikan laporannya secara terbuka dan berkala kepada Presiden, DPR, dan BPK.[1]", "question_text": "Kapan Komisi Pemberantasan Korupsi dibentuk ?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 410, "limit_byte": 414}]} {"id": "-3473504423143359566-6", "language": "indonesian", "document_title": "H.O.T", "passage_text": "H.O.T. membuat debut mereka dengan album pertama mereka, We Hate Semua All Kinds of Violence pada September 1996. album ini dan single pertamanya, Junsa Ae Hoo Yeh, memicu kontroversi karena beberapa lagu mereka ternyata menjiplak orang lain, dan tuntutan hukum ditempatkan terhadap grup tersebut.", "question_text": "Apakah album pertama Boy band H.O.T.?", "answers": [{"text": "We Hate Semua All Kinds of Violence", "start_byte": 57, "limit_byte": 92}]} {"id": "2499458577193133050-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia", "passage_text": "Menurut seorang pendeta Gereja Kristen Jawa yaitu Pdt. S. Brotosuwignyo, menjelang diadakannya Kongres Pemuda tanggal 9-11 November 1945 di Yogyakarta, sekelompok pemuda Kristen membentuk organisasi pemuda Kristen untuk mengambil bagian dalam kongres.", "question_text": "Siapa pendiri Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia?", "answers": [{"text": "sekelompok pemuda Kristen", "start_byte": 152, "limit_byte": 177}]} {"id": "72161048989299077-1", "language": "indonesian", "document_title": "Karate di Indonesia", "passage_text": "Tahun 1963, beberapa Mahasiswa Indonesia yakni: Baud AD Adikusumo, Karjanto Djojonegoro, Mochtar Ruskan dan Ottoman Noh mendirikan Dojo di Jakarta. Mereka inilah yang mula-mula memperkenalkan karate (aliran Shoto-kan) di Indonesia, dan selanjutnya mereka membentuk wadah yang mereka namakan Persatuan Olahraga Karate Indonesia (PORKI) yang diresmikan tanggal 10 Maret 1964 di Jakarta.", "question_text": "Kapan karate masuk mulai dikenal di Indonesia ?", "answers": [{"text": "1963", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "3632757159639162995-0", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Denmark, secara resmi Kerajaan Denmark (bahasa Denmark: Kongeriget Danmark) adalah negara Nordik yang paling kecil, dan paling selatan. Denmark terletak di sebelah barat daya dari Swedia dan selatan dari Norwegia. Negara ini terletak di Skandinavia, Eropa Utara sehingga termasuk Uni Eropa namun tidak berada di Semenanjung Skandinavia.", "question_text": "Dimana letak geografis Denmark ?", "answers": [{"text": "sebelah barat daya dari Swedia dan selatan dari Norwegia", "start_byte": 156, "limit_byte": 212}]} {"id": "7160852466400882793-1", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Suku Jawa adalah kelompok suku terbesar di Indonesia dengan jumlah mencapai 41% dari total populasi. Orang Jawa kebanyakan berkumpul di pulau Jawa, akan tetapi jutaan jiwa telah bertransmigrasi dan tersebar ke berbagai pulau di Nusantara [3] bahkan bermigrasi ke luar negeri seperti ke Malaysia dan Suriname. Suku Sunda, Suku Batak, dan Suku Madura adalah kelompok terbesar berikutnya di negara ini.[4]", "question_text": "apakah suku terbanyak di Indonesia?", "answers": [{"text": "Jawa", "start_byte": 5, "limit_byte": 9}]} {"id": "-8957679515362380587-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Ada berapa surah dalam Al quran ?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "5569759415370668727-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "\nSejarah Kekristenan tidak bisa dipisahkan dari Sejarah gereja Kristen yang membawa ajaran agama Kristen, mengayomi penganutnya dan menjadi saksi perkembangan pekerjaan yang telah dijalankan sepanjang dua ribu tahun, sejak abad pertama Masehi, mulai dari tanah Israel hingga ke Eropa, Amerika, dan seluruh dunia, termasuk Indonesia. Sejarah gereja sangat menarik untuk dicermati, dipengaruhi oleh tokoh-tokoh gereja yang tidak terbilang banyaknya, dan juga menimbulkan kejadian-kejadian yang mengubah alur sejarah dunia. Tanggal-tanggal terpenting dalam sejarah gereja dan kekristenan dapat dilihat pada sub bagian artikel ini.", "question_text": "abad berapakah Kristen muncul pertama kali?", "answers": [{"text": "pertama Masehi", "start_byte": 228, "limit_byte": 242}]} {"id": "-3421732538534046212-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Prambanan", "passage_text": "Candi Prambanan atau Candi Roro Jonggrang (Hanacaraka: ꦕꦤ꧀ꦝꦶ​ꦥꦿꦩ꧀ꦧꦤꦤ꧀, Candhi Prambanan) adalah kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 masehi. Candi ini dipersembahkan untuk Trimurti, tiga dewa utama Hindu yaitu Brahma sebagai dewa pencipta, Wishnu sebagai dewa pemelihara, dan Siwa sebagai dewa pemusnah. Berdasarkan prasasti Siwagrha nama asli kompleks candi ini adalah Siwagrha (bahasa Sanskerta yang bermakna 'Rumah Siwa'), dan memang di garbagriha (ruang utama) candi ini bersemayam arca Siwa Mahadewa setinggi tiga meter yang menujukkan bahwa di candi ini dewa Siwa lebih diutamakan.", "question_text": "Apa candi terbesar di Yogyakarta ?", "answers": [{"text": "Candi Prambanan", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-6309694296067839724-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jarak bulan (astronomi)", "passage_text": "\n\nDalam astronomi, jarak bulan adalah ukuran jarak dari bumi ke bulan. Jarak rata-rata dari Bumi ke Bulan adalah 384,400km (238,900mi).[1] (setidaknya 389 jb adalah 1 AU, jarak antara Bumi dan Matahari) Jarak aslinya berubah-ubah mengikuti orbit bulan, dari 363,104km (225,622mi) pada saat perige dan 405,696km (252,088mi) pada saat apoge menghasilkan perbedaan jarak 42,592km (26,465mi).", "question_text": "berapakah jarak bumi ke bulan?", "answers": [{"text": "384,400km", "start_byte": 113, "limit_byte": 122}]} {"id": "-3674077237787814186-6", "language": "indonesian", "document_title": "Church of God (Cleveland)", "passage_text": "Nama Church of God digunakan sejak 1907. Pada tahun 1909, Tomlinson terpilih sebagai General Overseer (Pengawas Umum). Church of God kemudian dikenal sebagai gereja dengan \"kekudusan\" lebih dari gereja Pentakosta selama tahun-tahun awal ini, walaupun beberapa telah mengalami \"Pencurahan Pentakosta\" setelah \"dibaptis dalam Roh Kudus\" sejak tahun 1896. Faktanya, Tomlinson sendiri tidak percaya bahwa ia telah menerima \"baptisan Roh Kudus\" hingga beberapa waktu sebelum terpilih sebagai Pengawas Umum, ketika gereja itu pindah ke Cleveland, Tennessee, dalam sebuah kebaktian khusus yang diadakan oleh gereja. Dalam kebaktian kebangunan rohani itu, pengkhotbah tamunya adalah seorang yang pernah mengunjungi Kebangkitan Jalan Azusa, dan dalam kebaktian-kebaktian itu Tomlinson akhirnya mengalami sendiri tanda baptisan Roh Kudus itu. Sesudah itu, Church of God mulai menekankan aspek Pentakosta dalam gereja itu.", "question_text": "Kapan Church of God didirikan?", "answers": [{"text": "1907", "start_byte": 35, "limit_byte": 39}]} {"id": "7887603045627796344-0", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardo DiCaprio", "passage_text": "Leonardo Wilhelm DiCaprio ( ) adalah seorang aktor Amerika Serikat berdarah Italia-Jerman. Ayahnya bernama George berdarah Italia dan Ibunya bernama Irmelin berasal dari Jerman. Diberinya nama Leonardo DiCaprio karena sang ibu amat mengagumi Leonardo Da Vinci dan Leo, panggilan akrabnya, lahir pada bulan November. Beberapa film yang dibintanginya ialah What's Eating Gilbert Grape, Romeo + Juliet, Titanic (yang merupakan film terlaris sepanjang masa- memborong 11 dari 14 nominasi Academy Awards yang diperebutkan), The Man in the Iron Mask, The Beach, Catch Me if You Can, Gangs of New York, dan The Aviator. Film pertamanya ialah Critters 3.", "question_text": "siapakah orang tua Leonardo DiCaprio?", "answers": [{"text": "Ayahnya bernama George berdarah Italia dan Ibunya bernama Irmelin", "start_byte": 91, "limit_byte": 156}]} {"id": "3995594322148756764-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hwanhee", "passage_text": "Hwang Yoon-Seok (Korean: 황윤석, lahir 17 Januari 1982), dikenal dengan nama panggung Hwanhee adalah penyanyi dan aktor Korea. Ia adalah salah satu anggota duet R&B pria Fly to the Sky.", "question_text": "Kapan Hwanhee lahir ?", "answers": [{"text": "17 Januari 1982", "start_byte": 42, "limit_byte": 57}]} {"id": "3531012763345066874-6", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "\n\nIbukota Vietnam adalah Hanoi (dahulu berfungsi sebagai ibukota Vietnam Utara), sedangkan kota terbesar dan terpadat adalah Kota Ho Chi Minh (dahulu dikenal sebagai Saigon).\nprovinsi (dalam Bahasa Vietnam di sebut tỉnh) dan 5 kotamadya yang di kontrol langsung oleh pemerintah pusat dan memiliki level yang sama dengan provinsi (thành phố trực thuộc trung ương). Ke-59 provinsi-provinsi tersebut kemudian dibagi-bagi menjadi kotamadya provinsi (thành phố trực thuộc tỉnh, daerah perkotaan (thị xã) dan pedesaan (huyện), dan kemudian dibagi lagi menjadi kota (thị trấn) atau komune (xã). Sedangkan, 5 kota madya yang dikontrol oleh pemerintah pusat di bagi menjadi distrik (quận) dan kabupaten, dan kemudian, dibagi lagi menjadi kelurahan (phường).", "question_text": "Apakah nama Ibu kota Vietnam?", "answers": [{"text": "Hanoi", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "3905099105822149271-3", "language": "indonesian", "document_title": "Parlemen Eropa", "passage_text": "Presiden Parlemen Eropa (juru bicara Parlemen) saat ini adalah Antonio Tajani (EPP), terpilih pada Januari 2017. Ia mengetuai majelis multipartai, dua kelompok terbesar adalah Kelompok Partai Rakyat Eropa (EPP) dan Aliansi Sosialis dan Demokrat Progresif (S&D). Pemilihan umum luas terakhir adalah pemilihan umum 2014.", "question_text": "Siapa ketua Parlemen Eropa?", "answers": [{"text": "Antonio Tajani", "start_byte": 63, "limit_byte": 77}]} {"id": "-7700335802152973515-0", "language": "indonesian", "document_title": "Grand Prix Amerika Serikat", "passage_text": "Grand Prix Amerika Serikat merupakan salah satu bagian dari kejuaraan dunia Grand Prix (saat ini setara dengan kejuaraan dunia Formula Satu) sejak tahun 1908.[1][2] Amerika Serikat, dengan gaya balapan yang sedikit berbeda dengan Eropa merupakan salah satu negara yang in-konsisten dalam kehadirannya di arena F1.[3]", "question_text": "Kapan Grand Prix Amerika Serikat pertama diadakan?", "answers": [{"text": "1908", "start_byte": 153, "limit_byte": 157}]} {"id": "-5629041445352075844-1", "language": "indonesian", "document_title": "Republik", "passage_text": "Dalam pengertian dasar, sebuah republik adalah sebuah negara di mana tampuk pemerintahan akhirnya bercabang dari rakyat, bukan dari prinsip keturunan bangsawan dan sering dipimpin atau dikepalai oleh seorang presiden. Istilah ini berasal dari bahasa Latin res publica, atau \"urusan awam\", yang artinya kerajaan dimilik serta dikawal oleh rakyat. Namun republik berbeda dengan konsep demokrasi. Terdapat kasus di mana negara republik diperintah secara totaliter. Misalnya, Afrika Selatan yang telah menjadi republik sejak 1961, tetapi disebabkan dasar apartheid sekitar 80% penduduk kulit hitamnya dilarang untuk mengikuti pemilu. Tentu saja terdapat juga negara republik yang melakukan perwakilan secara demokrasi.", "question_text": "Apa yang disebut dengan pemerintahan republik ?", "answers": [{"text": "sebuah negara di mana tampuk pemerintahan akhirnya bercabang dari rakyat, bukan dari prinsip keturunan bangsawan dan sering dipimpin atau dikepalai oleh seorang presiden", "start_byte": 47, "limit_byte": 216}]} {"id": "1548619766759649568-0", "language": "indonesian", "document_title": "Islandia", "passage_text": "Islandia secara resmi Republik Islandia (bahasa Islandia: Ísland) adalah sebuah negara Nordik yang terletak di sebelah barat laut Eropa dan sebelah utara Samudera Atlantik, yang terdiri dari Pulau Islandia dan beberapa pulau kecil disekitarnya. Islandia terletak 300 kilometer di sebelah timur Greenland dan 1.000 kilometer dari Norwegia. Negara memiliki populasi sebanyak 332.529 penduduk dan luas 103.000 km persegi, menjadikannya negara dengan penduduk terjarang di Eropa.[1] Ibukota dan kota terbesar di negara ini adalah Reykjavík. Reykjavík dan sekitarnya adalah tempat tinggal bagi dua pertiga populasi.", "question_text": "berapakah luas negara Islandia?", "answers": [{"text": "103.000 km persegi", "start_byte": 400, "limit_byte": 418}]} {"id": "3388828357788259156-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar sultan Utsmaniyah", "passage_text": "\nMeskipun daftar Sultan Utsmaniyah selalu dimulai dari Osman I yang merupakan bapak dari Wangsa Utsmaniyah, gelar sultan baru secara resmi digunakan pada masa Murad I, cucu Osman, yang berkuasa 1362 sampai 1389. Dua pemimpin Utsmaniyah sebelumnya, Osman dan Orhan, menggunakan gelar bey, gelar Turki yang dapat disejajarkan dengan adipati.", "question_text": "Siapa pemimpin pertama Utsmani ?", "answers": [{"text": "Osman I", "start_byte": 55, "limit_byte": 62}]} {"id": "-8245601704363939859-0", "language": "indonesian", "document_title": "Skizofrenia", "passage_text": "Skizofrenia (/ˌskɪts[invalid input: 'ɵ']ˈfrɛniə/ atau /ˌskɪts[invalid input: 'ɵ']ˈfriːniə/) adalah gangguan mental yang ditandai dengan gangguan proses berpikir dan tanggapan emosi yang lemah.[1] Keadaan ini pada umumnya dimanifestasikan dalam bentuk halusinasi pendengaran, paranoid atau waham yang ganjil, atau cara berbicara dan berpikir yang kacau, dan disertai dengan disfungsi sosial dan pekerjaan yang signifikan. Gejala awal biasanya muncul pada saat dewasa muda, dengan prevalensi semasa hidup secara global sekitar 0,3% – 0,7%.[2] Diagnosis didasarkan atas pengamatan perilaku dan pengalaman penderita yang dilaporkan.", "question_text": "Apakah itu Skizofrenia?", "answers": [{"text": "gangguan mental yang ditandai dengan gangguan proses berpikir dan tanggapan emosi yang lemah", "start_byte": 111, "limit_byte": 203}]} {"id": "6989146550857151319-0", "language": "indonesian", "document_title": "Koes Plus", "passage_text": "\nKoes Plus adalah grup musik Indonesia yang dibentuk pada tahun 1969 sebagai kelanjutan dari grup Koes Bersaudara. Grup musik yang terkenal pada dasawarsa 1970-an ini sering dianggap sebagai pelopor musik pop dan rock 'n roll di Indonesia. Sampai sekarang, grup musik ini kadang masih tampil di pentas musik membawakan lagu-lagu lama mereka, walaupun hanya tinggal Yon yang aktif.", "question_text": "Kapan Koes Plus dibentuk ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 64, "limit_byte": 68}]} {"id": "7699097630777140031-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jenghis Khan", "passage_text": "Jenghis Khan (bahasa Mongolia: Чингис Хаан), juga dieja Genghis Khan, Jinghis Khan, Chinghiz Khan, Chinggis Khan, Changaiz Khan, dll, nama asalnya Temüjin, juga dieja Temuchin atau TiemuZhen (lahir di Pegunungan Khentii, sek. 1162 - meninggal pada 18 Agustus 1227) adalah khan Mongol dan ketua militer yang menyatukan bangsa Mongolia dan kemudian mendirikan Kekaisaran Mongolia dengan menaklukkan sebagian besar wilayah di Asia, termasuk utara Tiongkok (Dinasti Jin), Xia Barat, Asia Tengah, Persia, dan Mongolia. Penggantinya akan meluaskan penguasaan Mongolia menjadi kekaisaran terluas dalam sejarah manusia. Dia merupakan kakek Kubilai Khan, pemerintah Tiongkok bagi Dinasti Yuan di China.", "question_text": "umur berapakah Genghis Khan meninggal?", "answers": [{"text": "18 Agustus 1227", "start_byte": 259, "limit_byte": 274}]} {"id": "-2761069089420417692-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Kuning", "passage_text": "Dengan panjang 5.464km, sungai ini merupakan sungai terpanjang kedua di Tiongkok setelah Sungai Panjang.", "question_text": "Berapa panjang Sungai Kuning?", "answers": [{"text": "5.464km", "start_byte": 15, "limit_byte": 22}]} {"id": "8374562577331500720-0", "language": "indonesian", "document_title": "PlayStation 4", "passage_text": "PlayStation 4 atau PS4 adalah konsol permainan video buatan Sony Computer Entertainment. Konsol yang diumumkan sebagai penerus PlayStation 3 dalam sebuah konferensi pers pada tanggal 20 Februari 2013 ini dirilis di Amerika Utara pada tanggal 15 November 2013, di Eropa dan Australia pada tanggal 29 November 2013, serta di Indonesia pada tanggal 9 Februari 2014, lebih dulu daripada tanggal rilis di Jepang pada 22 Februari 2014.[10][11] Di pasaran, PlayStation 4 berkompetisi dengan Nintendo Wii U dan Microsoft Xbox One sebagai salah satu konsol permainan video generasi kedelapan.", "question_text": "kapankah Sony PlayStation 4 dirilis?", "answers": [{"text": "15 November 2013", "start_byte": 242, "limit_byte": 258}]} {"id": "-3865372498877431115-20", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad berusia 40 tahun 6 bulan dan 8 hari ketika ayat pertama sekaligus pengangkatannya sebagai rasul disampaikan kepadanya menurut perhitungan tahun kamariah (penanggalan berdasarkan bulan), atau 39 tahun 3 bulan 8 hari menurut perhitungan tahun syamsiah atau tahun masehi (penanggalan berdasarkan matahari). Setelah kejadian di Gua Hira tersebut, Muhammad kembali ke rumahnya, diriwayatkan ia merasakan suhu tubuhnya panas dan dingin secara bergantian akibat peristiwa yang baru saja dialaminya dan meminta istrinya agar memberinya selimut.", "question_text": "Pada umur berapa Muhammad diangkat menjadi nabi ?", "answers": [{"text": "40 tahun 6 bulan dan 8 hari", "start_byte": 17, "limit_byte": 44}]} {"id": "3625286877385495243-33", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "66 kitab\n1189 pasal\n31171 ayat[23][24]\n658.545 kata (terdiri dari 19.050 kata dan nama yang berbeda)\n3.872.836 huruf\n4.357 kali nama Allah dituliskan", "question_text": "berapakah jumlah kalimat allah di dalam bible?", "answers": [{"text": "4.357", "start_byte": 117, "limit_byte": 122}]} {"id": "-2542005300673305917-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sibuhuan (kota)", "passage_text": "Sibuhuan atau yang sering disebut Pasar Sibuhuan adalah ibu kota sekaligus pusat pemerintahan Kabupaten Padang Lawas di provinsi Sumatera Utara, Indonesia. Secara administratif pusat pemerintahan Kabupaten Padang Lawas ini terletak di kecamatan Barumun.", "question_text": "dimanakah letak Sibuhuan?", "answers": [{"text": "provinsi Sumatera Utara, Indonesia", "start_byte": 120, "limit_byte": 154}]} {"id": "-2953248490672532353-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ngô Đình Diệm", "passage_text": "Ngô Đình Diệm Jean Baptiste «ngoh dihn zih-ehm» () adalah Presiden pertama Republik Vietnam (1955–1963). Ia adalah paman dari Kardinal François-Xavier Nguyễn Văn Thuận[1][2] —yang sedang dalam proses kanonisasi dan sudah bergelar Hamba Tuhan.", "question_text": "Berapa lama Ngô Đình Diệm menjabat sebagai presiden ?", "answers": [{"text": "1955–1963", "start_byte": 100, "limit_byte": 111}]} {"id": "-3558565071475791961-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kromosom", "passage_text": "Kromosom (Greek: chroma, warna; dan soma, badan) merupakan struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme,[2] seperti molekul kelima jenis histon dan faktor transkripsi yang terdapat pada beberapa deret, dan termasuk gen unsur regulator dan sekuens nukleotida. Kromosom yang berada di dalam nukleus sel eukariota, secara khusus disebut kromatin.[3]", "question_text": "Apa itu kromosom ?", "answers": [{"text": "struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme", "start_byte": 59, "limit_byte": 225}]} {"id": "-1406485318317831400-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi (Latin: Imperium Romanum) adalah periode pasca-Republik dari peradaban Romawi kuno, dicirikan dengan pemerintahan yang dipimpin oleh kaisar, dan kepemilikan wilayah kekuasaan yang luas di sekitar Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia. Republik berusia 500 tahun yang mendahuluinya telah melemah dan tidak stabil akibat serangkaian perang saudara dan konflik politik, ketika Julius Caesar dinobatkan sebagai diktator seumur hidup dan kemudian dibunuh pada tahun 44 SM. Perang saudara dan pengeksekusian terus berlangsung, yang berpuncak pada kemenangan Oktavianus, putra angkat Caesar, atas Mark Antony dan Kleopatra dalam Pertempuran Actium serta ditaklukkannya Mesir. Setelah peristiwa-peristiwa di atas, kekuasaan Oktavianus menjadi tak tergoyahkan dan pada tahun 27 SM, Senat Romawi secara resmi memberinya kekuasaan penuh dan gelar baru Augustus, yang secara efektif menandai berakhirnya Republik Romawi.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan Romawi ?", "answers": [{"text": "Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia", "start_byte": 214, "limit_byte": 252}]} {"id": "2766984844983890131-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Batu", "passage_text": "\nZaman Batu adalah masa zaman prasejarah yang luas, ketika manusia menciptakan alat dari batu (karena tak memiliki teknologi yang lebih baik). Kayu, tulang, dan bahan lain juga digunakan, tetapi batu (terutama flint) dibentuk untuk dimanfaatkan sebagai alat memotong dan senjata. Istilah ini berasal sistem tiga zaman. Zaman Batu sekarang dipilah lagi menjadi masa Paleolitikum, Mesolitikum,Megalitikum dan Neolitikum, yang masing-masing dipilah-pilah lagi lebih jauh.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Zaman Batu ?", "answers": [{"text": "masa zaman prasejarah yang luas, ketika manusia menciptakan alat dari batu", "start_byte": 19, "limit_byte": 93}]} {"id": "-7980724804722982813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Maradapan, Pulau Sembilan, Kotabaru", "passage_text": "\n\nPulau Maradapan adalah sebuah pulau kecil yang berada di laut Jawa, di Pulau ini terdapat satu desa yakni Desa Maradapan yang masuk ke wilayah Kecamatan Pulau Sembilan, Kabupaten Kota Baru, Provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Nama lain dari pulau Maradapan adalah pulau Kalapangan/Kadapangan yang berasal dari bahasa Banjar, asal nama Kalapangan/Kadapangan dari banyaknya ikan yang tertangkap di kawasan ini, yaitu yang oleh masyarakat setempat disebut jenis ikan Kalapangan (pelafalan Kadapangan). Sumber lain menyebutkan kadapangan berasal dari kata kada (tidak ; bahasa Banjar) pangan-pakan (makanan, makan), yang berarti begitu melimpahnya ikan yang tertangkap sehingga tidak termakan. Tidak diketahui dengan jelas alasan perubahan nama pulau menjadi Maradapan. Perubahan menjadi nama Maradapan tidak diketahui sejarahnya.\nPulau Maradapan memiliki medan yang berbukit dan pantainya didominasi batu dengan sedikit pasir. Pulau Maradapan memiliki luas sekitar 81 kilometer persegi. Pulau Maradapan di keliling langsung oleh laut dalam sehingga hasil ikannya melimpah. Tanah pulau Maradapan juga sangat subur, banyak jenis tanaman yang tumbuh di sana, dengan tanaman yang paling mendominasi adalah pisang, kelapa dan singkong. Sumber air di Maradapan cukup memadai, yakni air tanah. Namun, saat musim kemarau beberapa lokasi akan mengalami kesulitan ketersediaan air. Untuk mendapatkan sumber air, warga membuat sumur-sumurnya sendiri. Dalam mencukupi kebutuhan listriknya, masyarakat Maradapan menggunakan genset dan sebagian menggunakan tenaga surya. Penggunaan genset sendiri tidak 24 jam, namun memiliki jadwal yang telah ditetapkan untuk menyalakan listrik dan warga dikenakan biaya untuk penggunaan tiap perangkat elektronik perhari.", "question_text": "Berapa luas Pulau Maradapan?", "answers": [{"text": "81 kilometer persegi", "start_byte": 968, "limit_byte": 988}]} {"id": "-3652435167431939696-97", "language": "indonesian", "document_title": "Martin Luther", "passage_text": "Pada awal 1537, Johannes Agricola (1494–1566)– yang ketika itu melayani sebagai pendeta di tempat kelahiran Luther, Eisleben– menyampaikan satu khotbah yang di dalamnya ia mengklaim bahwa injil Allah, dan bukan hukum moral Allah (Sepuluh Perintah Allah), mengungkapkan murka Allah kepada orang-orang Kristen. Berdasarkan khotbah itu dan yang lainnya lagi oleh Agricola, Luther mencurigai kalau Agricola berada di balik tesis-tesis antinomian yang beredar di Wittenberg. Tesis-tesis tersebut menegaskan bahwa hukum tidak lagi untuk diajarkan kepada orang-orang Kristen, namun sekadar dimiliki oleh balai kota.[189]\nLuther menanggapi tesis-tesis tersebut dengan enam seri tesis yang berisi perlawanan terhadap Agricola dan para penganut antinomian, empat di antaranya menjadi dasar untuk debat-debat akademis yang berlangsung antara tahun 1538 dan 1540.[190] Ia juga menanggapi pernyataan-pernyataan tersebut dalam tulisan-tulisan lain, seperti surat terbuka yang ditulisnya pada 1539 kepada C. Güttel dengan judul Melawan Para Penganut Antinomian,[191] dan buku Tentang Konsili-Konsili dan Gereja karyanya dari tahun yang sama.[192]", "question_text": "dimanakah Martin Luther dilahirkan?", "answers": [{"text": "Eisleben", "start_byte": 120, "limit_byte": 128}]} {"id": "3716606010246243572-0", "language": "indonesian", "document_title": "Roma", "passage_text": "Roma (English: Rome, Italian: Roma [ˈroːma](listen), Latin: Rōma) adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia. Roma adalah ibu kota Italia dan regioni Lazio. Dengan 2,9 juta penduduk dalam wilayah seluas 1.285 km2, Roma juga merupakan comune terpadat dan terbesar di negara tersebut serta kota terpadat keempat di Uni Eropa menurut jumlah populasi di dalam batas kota. Kota Metropolitan Roma memiliki populasi 4,3 juta penduduk.[2] Kota ini terletak di bagian barat-tengah Semenanjung Italia, dalam Lazio, di sepanjang pesisir Sungai Tiber. Kota Vatikan merupakan suatu negara independen yang secara geografis terletak di dalam batas-batas kota Roma, menjadi satu-satunya contoh yang masih ada negara yang terdapat di dalam suatu kota sehingga karenanya Roma seringkali didefinisikan sebagai ibu kota dua negara.[3][4]", "question_text": "dimanakah letak Roma?", "answers": [{"text": "Italia", "start_byte": 133, "limit_byte": 139}]} {"id": "-7173807712679887617-2", "language": "indonesian", "document_title": "Konoe Fumimaro", "passage_text": "Pangeran Konoe berhasil melobi agar dirinya diikutsertakan dalam delegasi Jepang yang dikirim ke Konferensi Perdamaian Paris 1919. Pada tahun 1918, sebelum berangkat ke Versailles, ia menerbitkan sebuah esai berjudul Reject the Anglo-American-Centered Peace (Tolak Perdamaian Inggris-Amerika Sentris). Setelah diterjemahkan oleh wartawan Amerika Thomas Franklin Fairfax Millard, penasihat politik Jepang Saionji Kinmochi menulis bantahan dalam jurnal Millard's Review.[1]", "question_text": "Kapan Pangeran Fumimaro Konoe melibatkan diri dalam politik?", "answers": [{"text": "1919", "start_byte": 125, "limit_byte": 129}]} {"id": "-8177440347242556041-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "siapakah pencipta Telepon genggam pertama didunia?", "answers": [{"text": "Martin Cooper", "start_byte": 43, "limit_byte": 56}]} {"id": "7495493310206588335-0", "language": "indonesian", "document_title": "Protein", "passage_text": "Protein (asal kata protos dari bahasa Yunani yang berarti \"yang paling utama\") adalah senyawa organik kompleks berbobot molekul tinggi yang merupakan polimer dari monomer asam amino yang dihubungkan satu sama lain dengan ikatan peptida. Molekul protein mengandung karbon, hidrogen, oksigen, nitrogen dan kadang kala sulfur serta fosfor. Protein berperan penting dalam struktur dan fungsi semua sel makhluk hidup dan virus.", "question_text": "Apa itu molekul protein?", "answers": [{"text": "senyawa organik kompleks berbobot molekul tinggi yang merupakan polimer dari monomer asam amino yang dihubungkan satu sama lain dengan ikatan peptida", "start_byte": 86, "limit_byte": 235}]} {"id": "-6614637221099543812-1", "language": "indonesian", "document_title": "Allen Lawrence Pope", "passage_text": "Lawrence Allen Pope sendiri adalah seorang pemuda putus kuliah di Universitas Florida, kelahiran Miami, Oktober 1928. Setelah berhenti kuliah, dia belajar terbang di Texas kemudian bekerja sebagai ko-pilot pesawat angkut.", "question_text": "Kapan Allen Lawrence Pope lahir ?", "answers": [{"text": "Oktober 1928", "start_byte": 104, "limit_byte": 116}]} {"id": "3688688616603521675-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ani Yudhoyono", "passage_text": "\nLahir pada 6 Juli 1952, anak ketiga dari tujuh bersaudara pasangan Letnan Jenderal (Purn) Sarwo Edhie Wibowo dan Hj. Sunarti Sri Hadiyah. Menikah dengan SBY pada tanggal 30 Juli 1976, ketika SBY baru saja dilantik menjadi Perwira TNI dan menjadi lulusan terbaik.", "question_text": "Kapan Susilo Bambang Yudhoyono menikah?", "answers": [{"text": "30 Juli 1976", "start_byte": 171, "limit_byte": 183}]} {"id": "-8994798475857026796-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rubel Rusia", "passage_text": "Rubel (bahasa Rusia рубль) adalah mata uang Federasi Rusia dan Belarus (dan juga Uni Soviet pada masa lalu). Satu rubel dibagikan kepada 100 kopek (копе́йка).", "question_text": "apakah mata uang negara rusia?", "answers": [{"text": "Rubel", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-2813906331723527052-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naughty Dog", "passage_text": "Naughty Dog adalah perusahaan permainan video Amerika Serikat yang didirikan oleh Andy Gavin dan Jason Rubin pada tahun 1986, dan berbasis di Santa Monica, California. Perusahaan ini diperoleh oleh Sony pada tahun 2001.", "question_text": "siapakah pendiri Naughty Dog?", "answers": [{"text": "Andy Gavin dan Jason Rubin", "start_byte": 82, "limit_byte": 108}]} {"id": "-2820262581451701799-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cairan ekstra-sel", "passage_text": "\nCairan ekstra-sel merupakan cairan yang berada di luar sel dan mencakup 45% dari total cairan tubuh, sisanya 55% merupakan cairan intra-sel.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan cairan ekstraseluler ?", "answers": [{"text": "cairan yang berada di luar sel dan mencakup 45% dari total cairan tubuh, sisanya 55% merupakan cairan intra-sel", "start_byte": 29, "limit_byte": 140}]} {"id": "-6309488438383684872-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mekanika kuantum", "passage_text": "Mekanika kuantum, termasuk teori medan kuantum, adalah cabang dasar fisika yang menggantikan mekanika klasik pada tataran sistem atom dan subatom. Sistem yang mengikuti mekanika kuantum ini dapat berada dalam superposisi kuantum pada keadaan yang berbeda, tidak seperti pada fisika klasik. Ilmu ini memberikan kerangka matematika untuk berbagai cabang fisika dan kimia, termasuk fisika atom, fisika molekular, kimia komputasi, kimia kuantum, fisika partikel, dan fisika nuklir. Mekanika kuantum adalah bagian dari teori medan kuantum dan fisika kuantum umumnya, yang, bersama relativitas umum, merupakan salah satu pilar fisika modern. Dasar dari mekanika kuantum adalah bahwa energi itu tidak kontinyu, tetapi diskrit—berupa 'paket' atau 'kuanta'. Konsep ini cukup revolusioner, karena bertentangan dengan fisika klasik yang berasumsi bahwa energi itu berkesinambungan.", "question_text": "apakah maksud mekanika kuantum?", "answers": [{"text": "cabang dasar fisika yang menggantikan mekanika klasik pada tataran sistem atom dan subatom", "start_byte": 55, "limit_byte": 145}]} {"id": "6707191673482213801-1", "language": "indonesian", "document_title": "Amedeo Avogadro", "passage_text": "Amedeo Carlo Avogadro lahir di Turin, Italia pada tahun 1776 dari sebuah keluarga mulia Piedmont, Italia.", "question_text": "dimanakah Lorenzo Romano Amedeo Carlo Avogadro di Quaregna e di Cerreto dilahirkan?", "answers": [{"text": "Turin, Italia", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "-534965216204462020-0", "language": "indonesian", "document_title": "Angry Birds (permainan video)", "passage_text": "Angry Birds adalah permainan puzzle video yang dikembangkan oleh pengembang game asal Finlandia komputer Rovio Entertainment yang memulai waralaba Angry Birds. Terinspirasi terutama oleh sketsa burung bersayap bergaya, permainan pertama kali dirilis untuk iOS pada Desember 2009.[3] Sejak saat itu, lebih dari 12 juta kopi dari permainan telah dibeli dari iOS App Store,[4] yang telah mendorong perusahaan untuk merancang versi untuk smartphone berbasis touchscreen lainnya, terutama mereka yang menggunakan sistem operasi Android, Symbian, Windows Phone dan BlackBerry 10 . Sejak itu diperluas untuk konsol video game dan PC.", "question_text": "Kapan Angry Birds pertama kali dirilis ?", "answers": [{"text": "Desember 2009", "start_byte": 265, "limit_byte": 278}]} {"id": "-5872052542391848467-1", "language": "indonesian", "document_title": "Industri", "passage_text": "Bidang industri dibedakan menjadi dua, yaitu industri barang dan industri jasa.", "question_text": "Berapa jenis industri pengrajin ?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 34, "limit_byte": 37}]} {"id": "6781338813439737161-0", "language": "indonesian", "document_title": "Barcelona", "passage_text": "\nBarcelona (English: /bɑːrs[invalid input: 'ɨ']ˈloʊnə/, Catalan:[bərsəˈɫonə], Spanish:[barθeˈlona]) adalah sebuah kota terbesar kedua di Spanyol dan merupakan ibu kota wilayah otonom Katalonia. Jumlah penduduknya di wilayah pusat kota adalah 1,6 juta jiwa.[1] Bersama dengan wilayah di sekitar sisi kota, penduduknya berjumlah 4,5 juta jiwa. Penduduk di wilayah metropolitan (kota dan kota-kota satelit) adalah sekitar 5 juta jiwa.[2][3][4][5][6] Luas wilayahnya adalah 100,4km² dan kepadatannya adalah 15.764/km² (2001).", "question_text": "berapakah luas Barcelona?", "answers": [{"text": "100,4km²", "start_byte": 483, "limit_byte": 492}]} {"id": "6816693407840222638-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alfabet Latin", "passage_text": "Alfabet Latin atau Abjad Rumi (dari kata Romawi) adalah alfabet yang pertama kalinya dipakai oleh orang Romawi untuk menuliskan bahasa Latin kira-kira sejak abad ke-7 Sebelum Masehi. Mereka belajar menulis dari orang-orang Etruria, sedangkan orang Etruria belajar dari orang Yunani. Alfabet Etruska merupakan adapatasi dari alfabet Yunani. Menurut hipotesis, semua aksara alfabetis tersebut berasal dari abjad Fenisia, dan abjad Fenisia berasal dari hieroglif Mesir.", "question_text": "Kapan alfabet Latin mulai digunakan pertama kali?", "answers": [{"text": "abad ke-7 Sebelum Masehi", "start_byte": 157, "limit_byte": 181}]} {"id": "7902419827133876050-0", "language": "indonesian", "document_title": "Simon Petrus", "passage_text": "Santo Petrus (Simon nama aslinya, Petrus, atau Kefas nama yang diberikan Yesus) adalah salah seorang dari dua belas rasul Yesus dan Paus pertama umat Kristiani. Ia adalah seorang nelayan dari Galilea yang diberi posisi pemimpin oleh Yesus (, ). Ia dan saudaranya, Andreas adalah rasul pertama yang dipanggil oleh Yesus. Simon dinamakan sebagai Petrus atau \"batu karang\", yang mengisyaratkan bahwa Yesus meletakkan landasan gereja-Nya di atas Petrus.", "question_text": "Siapakah Santo Petrus?", "answers": [{"text": "salah seorang dari dua belas rasul Yesus dan Paus pertama umat Kristiani", "start_byte": 87, "limit_byte": 159}]} {"id": "-971956508194970213-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tempat ibadah agama Khonghucu", "passage_text": "Nama tempat ibadah agama Khonghucu pada umumnya adalah: Miao/Bio/Kelenteng Khonghucu\nkhusus nya untuk", "question_text": "apakah nama tempat sembahyang untuk agama budha?", "answers": [{"text": "Miao/Bio/Kelenteng", "start_byte": 56, "limit_byte": 74}]} {"id": "-2302718841205936403-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball", "passage_text": "Dragon Ball(ドラゴンボール,Doragon Bōru) adalah sebuah manga dan anime karya Akira Toriyama dari tahun 1984 sampai 1995. Albumnya terdiri dari 42 buku dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Sebelumnya Dragon Ball juga pernah diterbitkan oleh Rajawali Grafiti.", "question_text": "siapakah pencipta Dragon Ball ?", "answers": [{"text": "Akira Toriyama", "start_byte": 85, "limit_byte": 99}]} {"id": "8403773774535870857-1", "language": "indonesian", "document_title": "Evangelikalisme", "passage_text": "Evangelikalisme adalah istilah yang biasanya merujuk kepada praktik-praktik dan tradisi-tradisi keagamaan yang terdapat dalam agama Kristen Protestan konservatif. Evangelikalisme dicirikan oleh penekanan pada penginjilan, pengalaman pertobatan secara pribadi, iman yang berorientasi pada Alkitab dan keyakinan tentang relevansi iman Kristen pada masalah-masalah kebudayaan. Pada akhir abad ke-20 dan awal abad ke-21, Gereja-gereja, orang-orang, dan gerakan-gerakan sosial Protestan telah sering dicap evangelikal yang dibedakan dari liberalisme Protestan.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan evangelis Kristen?", "answers": [{"text": "istilah yang biasanya merujuk kepada praktik-praktik dan tradisi-tradisi keagamaan", "start_byte": 23, "limit_byte": 105}]} {"id": "6868159435718479301-0", "language": "indonesian", "document_title": "Makhluk hidup", "passage_text": "\n\nDalam setiap pernyataan suatu kejadian menurut sistem biologi dan ekologi, organisme (bahasa Yunani: organon yang berarti alat) adalah kumpulan molekul-molekul yang saling memengaruhi sedemikian sehingga berfungsi secara stabil dan memiliki sifat hidup.", "question_text": "Dari mana asal kata organisme ?", "answers": [{"text": "bahasa Yunani", "start_byte": 88, "limit_byte": 101}]} {"id": "7590258695959636273-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "berapakah jumlah sekuel dalam cerita Harry Potter?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "7287283311876018464-2", "language": "indonesian", "document_title": "William Adams (pelaut)", "passage_text": "Adams dilahirkan di Gillingham, Kent, Inggris. Setelah ditinggal mati ayahnya pada usia 12 tahun, ia diterima magang oleh pemilik galangan kapal Kapten Nicholas Diggins di Limehouse sebelum memulai kehidupan sebagai pelaut. Selama 12 tahun, waktunya dihabiskan untuk belajar pembuatan kapal, astronomi, dan navigasi sebelum diterima bergabung dengan Angkatan Laut Britania Raya.", "question_text": "Dimana William Adams lahir?", "answers": [{"text": "Gillingham, Kent, Inggris", "start_byte": 20, "limit_byte": 45}]} {"id": "1029640201553817584-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vertebrata", "passage_text": "Vertebrata adalah subfilum dari Chordata, mencakup semua hewan yang memiliki tulang belakang yang tersusun dari vertebra. Vertebrata adalah subfilum terbesar dari Chordata. Ke dalam vertebrata dapat dimasukkan semua jenis ikan (kecuali remang, belut jeung, \"lintah laut\", atau hagfish), amfibia, reptil, burung, serta hewan menyusui. Kecuali jenis-jenis ikan, vertebrata diketahui memiliki dua pasang tungkai.", "question_text": "Apa pengertian dari hewan vertebrata ?", "answers": [{"text": "yang memiliki tulang belakang yang tersusun dari vertebra", "start_byte": 63, "limit_byte": 120}]} {"id": "445743424098860757-1", "language": "indonesian", "document_title": "Salju", "passage_text": "Pada suhu tertentu (disebut titik beku, 0° Celsius, 32° Fahrenheit), salju biasa meleleh dan hilang. Proses saat salju/es berubah secara langsung ke dalam uap air tanpa mencair terlebih dulu disebut menyublim. Proses lawannya disebut pengendapan.", "question_text": "Berapa suhu salju meleleh?", "answers": [{"text": "0° Celsius", "start_byte": 40, "limit_byte": 51}]} {"id": "-8288513231071525545-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nitrogen", "passage_text": "Nitrogen adalah anggota paling ringan dari golongan 15 tabel periodik, seringkali disebut pniktogen. Nama tersebut berasal dari bahasa Yuniani πνίγειν \"tersedak\", merujuk langsung kepada sifat asfiksiasi nitrogen. Nitrogen adalah unsur umum dalam alam semesta, diperkirakan berada pada urutan ke-7 total kelimpahan dalam galaksi Bima Sakti dan Tata Surya. Pada suhu dan tekanan standar, dua atom unsur ini berikatan membentuk dinitrogen, suatu gas diatomik yang tak berwarna dan tak berbau, dengan rumus kimia N2. Dinitrogen membentuk sekitar 78% atmosfer bumi, membuatnya sebagai unsur mandiri yang paling melimpah. Nitrogen terdapat dalam semua organisme, terutama dalam asam amino (dan juga protein tentunya), dalam asam nukleat (DNA dan RNA) serta dalam molekul pemindah energi adenosin trifosfat (ATP). Tubuh manusia mengandung sekitar 3% nitrogen (berdasarkan massa), dan merupakan unsur paling melimpah ke-4 di dalam tubuh setelah oksigen, karbon, dan hidrogen. Siklus nitrogen menjelaskan pergerakan unsur dari udara, memasuki biosfer dan senyawa organik, kemudian kembali ke atmosfer.", "question_text": "Apa itu unsur nitrogen?", "answers": [{"text": "anggota paling ringan dari golongan 15 tabel periodik", "start_byte": 16, "limit_byte": 69}]} {"id": "-5214895081593987393-8", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Barito", "passage_text": "Pada 22 Februari 1860, kembali kapal perang Celebes dan Monterado dikirim menyerang benteng Leogong. Benteng ini dikepung dengan dua buah kapal perang di hulu dan disebelah hilir serta 200 serdadu didaratkan. Pertempuran sengit pun terjadi sepanjang sungai Barito. Menyadari terhadap pengepungan ini Pangeran Antasari dan Tumenggung Surapati melakukan siasat mundur untuk menghindarkan banyaknya jatuh korban. Perang ini berakhir tanpa hasil yang memuaskan bagi Belanda. Untuk mengantisipasi kapal-kapal perang Belanda, Tumenggung Surapati dan Pangeran Antasari mengerahkan beratus-ratus perahu dengan sebuah perahu komando yang besar. Pada perahu besar ini dipancangkan bendera kuning. Armada perahu ini disertai pula dengan beberapa buah lanting kotta-mara (katamaran) semacam panser terapung. Bentuk kotta-mara ini sangat unik karena dibuat dari susunan bambu yang membentuk sebuah benteng terapung. Kotta-mara dilengkapi dengan beberapa pucuk meriam dan lila. Selain kapal perang Onrust yang berhasil ditenggelamkan pada 26 Desember 1859, sebelumnya yaitu pada bulan Juli 1859 juga ditenggelamkan kapal perang Cipanas dalam pertempuran di sepanjang Barito di sekitar pulau Kanamit.", "question_text": "Kapan Perang Barito berakhir?", "answers": [{"text": "22 Februari 1860", "start_byte": 5, "limit_byte": 21}]} {"id": "5811639965846461270-1", "language": "indonesian", "document_title": "Batu Rosetta", "passage_text": "Batu granodiorit hitam ini diukir selama periode Hellenistik, diyakini awalnya dipajang di dalam kuil di sekitar Sais. Kemungkinan dipindahkan selama periode awal Kristen atau abad pertengahan, dan akhirnya digunakan sebagai bahan bangunan dalam pembangunan Benteng Julien dekat kota Rashid (Rosetta) di Delta Nil. Ditemukan kembali pada bulan Juli 1799 oleh seorang tentara Prancis bernama Pierre-François Bouchard selama operasi militer Napoleon di Mesir. Batu Ini memiliki teks dwibahasa Mesir Kuno pertama yang ditemukan di zaman modern, dan membangkitkan minat publik secara luas dengan potensinya untuk menguraikan tulisan hiroglif yang belum bisa diterjemahkan sebelumnya. Salinan litograf dan gips mulai beredar di museum-museum dan kalangan cendekiawan Eropa. Ketika pasukan Inggris mengalahkan Prancis di Mesir pada tahun 1801, batu ini menjadi milik Inggris di bawah Kapitulasi Alexandria dan diboyong ke London. Batu ini dipamerkan di Museum Britania sejak tahun 1802, dan merupakan objek yang paling banyak dikunjungi di sana.", "question_text": "siapakah yang menmukan Batu Rosetta?", "answers": [{"text": "Pierre-François Bouchard", "start_byte": 391, "limit_byte": 416}]} {"id": "250481192753056527-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "Kapankah Amerika serikat merdeka?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "-29491137109629575-24", "language": "indonesian", "document_title": "Henry Dunant", "passage_text": "Menurut para juru rawatnya, tindakan terakhir yang dilakukan Dunant dalam hidupnya ialah mengirimkan satu eksemplar buku tulisan Müller kepada ratu Italia disertai surat pengantar dari Dunant sendiri. Dunant meninggal dunia pada tanggal 30 Oktober 1910, dan kata-kata terakhirnya ialah “Kemana lenyapnya kemanusiaan?” Dunant meninggal hanya dua bulan setelah musuh bebuyutannya, Moynier. Meskipun ICRC menyampaikan ucapan selamat kepada Dunant atas penganugerahan Hadiah Nobel tersebut, kedua rival ini tak pernah berrekonsiliasi.", "question_text": "Kapan Henry Dunant meninggal ?", "answers": [{"text": "30 Oktober 1910", "start_byte": 238, "limit_byte": 253}]} {"id": "8370217480891867628-1", "language": "indonesian", "document_title": "British Museum", "passage_text": "British Museum didirikan pada tahun 1753, yang bermula dari koleksi milik seorang dokter dan ilmuwan bernama Sir Hans Sloane. Museum ini pertama kali dibuka kepada publik pada 15 Januari 1759 di Montagu House di Bloomsbury, yang menjadi lokasi museum ini sekarang. Pengembangan museum tersebut selama dua setengah abad merupakan hasil dari rekaman berkembangnya kolonial Inggris dan mengakibatkan terciptanya beberapa institusi, yang pertama adalah British Museum (Natural History) di South Kensington pada tahun 1887. Beberapa koleksi yang terkenal di antaranya Elgin Marbles dari Parthenon, yang menjadi kontroversi mengenai kepulangan benda tersebut ke negara asalnya.", "question_text": "Di mana letak British Museum?", "answers": [{"text": "Montagu House di Bloomsbury", "start_byte": 195, "limit_byte": 222}]} {"id": "1440007966897025741-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jepang", "passage_text": "\nJepang (Japanese: 日本 Nippon atau Nihon; nama resmi: 日本国 Nipponkoku atau Nihonkoku, nama harfiah: \"Negara Jepang\") adalah sebuah negara kepulauan di Asia Timur. Letaknya di ujung barat Samudra Pasifik, di sebelah timur Laut Jepang, dan bertetangga dengan Republik Rakyat Tiongkok, Korea, dan Rusia. Pulau-pulau paling utara berada di Laut Okhotsk, dan wilayah paling selatan berupa kelompok pulau-pulau kecil di Laut Tiongkok Timur, tepatnya di sebelah selatan Okinawa yang bertetangga dengan Taiwan.", "question_text": "dimanakah letak Jepang ?", "answers": [{"text": "ujung barat Samudra Pasifik, di sebelah timur Laut Jepang, dan bertetangga dengan Republik Rakyat Tiongkok, Korea, dan Rusia", "start_byte": 183, "limit_byte": 307}]} {"id": "-614882834444216393-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peseta Spanyol", "passage_text": "Peseta (/pəˈseɪtə/; Spanish:[peˈseta]; Galician:[peˈseta]; Catalan: pesseta, IPA:[pəˈsɛtə] atau [peˈseta]; Basque: pezeta, IPA:[pes̻eta]) adalah mata uang Spanyol sejak tahun 1869 hingga 2002 ketika digantikan oleh euro. Seiring dengan franc Perancis, peseta juga merupakan mata uang de facto yang digunakan di negara Andorra (yang tidak memiliki mata uang nasional dengan alat pembayaran yang sah).", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan negara spanyol?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 227, "limit_byte": 231}]} {"id": "-912030141999666415-5", "language": "indonesian", "document_title": "Masjidil Haram", "passage_text": "Sejarah Masjidil Haram tidak lepas dari pembangunan Kakbah jauh sebelum Nabi Adam diciptakan. Setelah Nabi Adam dan Hawa turun ke bumi, mereka diperintahkan oleh Allah untuk membangun bangunan di sebuah lembah yang bernama Bakkah (saat ini menjadi bagian dari Kota Mekkah al-Mukarramah)[4]. Namun bangunan tersebut hancur akibat air bah pada masa Nabi Nuh. Selama beberapa abad kemudian, Allah memerintahkan kepada Nabi Ibrahim dan putranya, Nabi Isma'il untuk membangun sebuah bangunan di tengah perempatan kota Mekkah untuk dijadikan tempat beribadah[5] Mereka berdua lah yang pertama kali meletakkan Hajar Aswad dan Maqam Ibrahim di sekitar Kakbah.[6] Sejak pembangunan tersebut, Kakbah dan Masjidil Haram dijaga oleh para keturunan Isma'il.", "question_text": "Siapakah nama nabi yang membangun ka'bah ?", "answers": [{"text": "Nabi Ibrahim dan putranya, Nabi Isma'il", "start_byte": 415, "limit_byte": 454}]} {"id": "-40724773841526423-1", "language": "indonesian", "document_title": "Detektif Conan", "passage_text": "\n\nDetektif Conan(名探偵コナン,Meitantei Konan) adalah sebuah serial manga detektif yang ditulis dan digambar oleh Gōshō Aoyama. Sejak tahun 1994 cerita ini dipublikasikan pada majalah Mingguan Shōnen Sunday yang terbit di Jepang. Serial ini menceritakan tentang Shinichi Kudo, seorang detektif sekolah menengah atas, yang tubuhnya mengecil akibat sebuah racun.", "question_text": "Siapa penulis komik Detektif Conan?", "answers": [{"text": "Gōshō Aoyama", "start_byte": 120, "limit_byte": 134}]} {"id": "-4414207543203881902-11", "language": "indonesian", "document_title": "Siti Aisyah We Tenriolle", "passage_text": "BF Matthes menerbitkan transliterasi La Galigo dalam aksara Bugis dan terjemahan bahasa Belanda dalam buku: Boeginesche Chrestomathie jilid II tahun 1872.[4] Aisyah mempunyai peranan yang sangat dominan, kemampuannya dalam membaca dan memahami bahasa Bugis kuno dalam bait-bait epos La Galigo yang tersusun dalam 300,000 larik telah mempermudah pekerjaan BF Matthes dalam menerbitkan buku.[4] Karya terjemahan Siti Aisyah We Tenriolle kini disimpan di Universitas Leiden, Belanda dan menjadi rujukan penilitian mengenai wiracerita terpanjang di dunia.[4] Hingga kini Siti Aisyah We Tenriolle, BF Matthes dan ibunda Aisyah menjadi pahlawan pelestari sastra lokal Bugis.[4]", "question_text": "Apa peran penting yang pernah dilakukan Siti Aisyah We Tenriolle?", "answers": [{"text": "kemampuannya dalam membaca dan memahami bahasa Bugis kuno dalam bait-bait epos La Galigo yang tersusun dalam 300,000 larik telah mempermudah pekerjaan BF Matthes dalam menerbitkan buku", "start_byte": 204, "limit_byte": 388}]} {"id": "5362504936022576796-0", "language": "indonesian", "document_title": "Indonesia dan Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Indonesia resmi menjadi negara anggota Perserikatan Bangsa Bangsa ke-60 pada tanggal 28 September 1950, yang ditetapkan dengan Resolusi Majelis Umum PBB nomor A/RES/491 (V) tentang \"penerimaan Republik Indonesia dalam keanggotaan di Perserikatan Bangsa Bangsa\",[1] kurang dari satu tahun setelah pengakuan kedaulatan Indonesia oleh Belanda dalam Konferensi Meja Bundar di Den Haag (23 Agustus - 2 November, 1949).[2]", "question_text": "Kapan Indonesia bergabung dengan PBB?", "answers": [{"text": "28 September 1950", "start_byte": 85, "limit_byte": 102}]} {"id": "-5608943145961308165-6", "language": "indonesian", "document_title": "Baja", "passage_text": "Kata Baja dalam bahasa inggris, yaitu steel berasal dari kata keterangan Proto-Germanic yaitu stahlija atau stakhlijan (terbuat dari baja), yang terkait dengan stahlaz atau stahlija (berdiri tegap).[2]", "question_text": "darimanakah asal kata baja?", "answers": [{"text": "Proto-Germanic", "start_byte": 73, "limit_byte": 87}]} {"id": "-4688744819381653494-0", "language": "indonesian", "document_title": "D'Academy (Musim 3)", "passage_text": "D'Academy (Musim 3) adalah sebuah ajang pencarian bakat penyanyi dangdut musim ketiga dari D'Academy yang ditayangkan di Indosiar. Acara ini mulai tayang perdana pada tanggal 24 Januari 2016 sampai 27 Mei 2016. Peserta dikumpulkan melalui proses audisi yang dilaksanakan di beberapa kota besar di seluruh Indonesia, sampai terpilih 35 peserta yang akan diadu setiap harinya sampai tersisa dua peserta terakhir yang bertarung di babak grand final untuk memperebutkan tahta juara.\nPemenang pada musim ini adalah Ical dari Majene, Sulawesi Barat dan juara kedua adalah Weni dari Pontianak, Kalimantan Barat.", "question_text": "Siapakah juara kedua D'Academy (Musim 3)?", "answers": [{"text": "Weni", "start_byte": 566, "limit_byte": 570}]} {"id": "-2728542379718685969-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Surabaya", "passage_text": "Meskipun kalah dan kehilangan anggota dan persenjataan, pertempuran yang dilancarkan pasukan Republik membangkitkan semangat bangsa Indonesia untuk memperjuangkan kemerdekaannya dan menarik perhatian internasional. Belanda tidak lagi memandang Republik sebagai kumpulan pengacau tanpa dukungan rakyat. Pertempuran ini juga meyakinkan Britania untuk mengambil sikap netral dalam revolusi nasional Indonesia; beberapa tahun kemudian, Britania mendukung perjuangan Indonesia di Perserikatan Bangsa-Bangsa.[2]", "question_text": "Siapakah yang menang dalam Pertempuran Surabaya?", "answers": [{"text": "pasukan Republik", "start_byte": 85, "limit_byte": 101}]} {"id": "1911208988811562342-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rial Iran", "passage_text": "Rial (bahasa Persia: ریال; kode ISO 4217 IRR) adalah mata uang resmi Iran yang diterbitkan oleh Bank Sentral Republik Islam Iran. Rial berasal dari real Spanyol, yang merupakan mata uang Spanyol selama beberapa abad (berasal dari regalis [regal] dalam bahasa Latin). Satu rial dibagi menjadi 100 dinar.", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan di Iran?", "answers": [{"text": "Rial", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-5342344929395929496-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pythagoras", "passage_text": "Pythagoras (570 SM – 495 SM, bahasa Yunani:\nΠυθαγόρας) adalah seorang matematikawan dan filsuf Yunani yang paling dikenal melalui teoremanya.", "question_text": "kapankah plato meninggal?", "answers": [{"text": "495 SM", "start_byte": 23, "limit_byte": 29}]} {"id": "6831092048532036883-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "Apakah mata uang Tiongkok ?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "5444429784080962178-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda", "passage_text": "\nPengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda atau Pengakuan Kedaulatan Indonesia adalah peristiwa di mana Belanda akhirnya mengakui bahwa kemerdekaan Indonesia adalah tanggal 17 Agustus 1945 sesuai dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia, bukan tanggal 27 Desember 1949 saat soevereiniteitsoverdracht (penyerahan kedaulatan) ditandatangani di Istana Dam, Amsterdam.", "question_text": "Kapan Indonesia merdeka?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1945", "start_byte": 184, "limit_byte": 199}]} {"id": "-4739963632703662427-0", "language": "indonesian", "document_title": "Judo", "passage_text": "Judo (bahasa Jepang: 柔道 ) adalah seni bela diri, olahraga, dan filosofi yang berakar dari Jepang. Judo dikembangkan dari seni bela diri kuno Jepang yang disebut Jujutsu. Jujutsu yang merupakan seni bertahan dan menyerang menggunakan tangan kosong maupun senjata pendek, dikembangkan menjadi Judo oleh Kano Jigoro (嘉納治五郎) pada 1882. Olahraga ini menjadi model dari seni bela diri Jepang, gendai budo, dikembangkan dari sekolah (koryu) tua. Pemain judo disebut judoka atau pejudo. Judo sekarang merupakan sebuah cabang bela diri yang populer, bahkan telah menjadi cabang olahraga resmi Olimpiade.", "question_text": "Apa maksud perkataan Judo?", "answers": [{"text": "seni bela diri, olahraga, dan filosofi yang berakar dari Jepang", "start_byte": 37, "limit_byte": 100}]} {"id": "1644336303603484025-0", "language": "indonesian", "document_title": "Milo Ventimiglia", "passage_text": "Milo Anthony Ventimiglia (lahir 8 Juli 1977) merupakan seorang aktor dan sutradara berkebangsaan Amerika Serikat. Dia dilahirkan di Anaheim, California dan pernah bermain di The Bedford Diaries dan The Rocky Balboa. Milo juga dikenal saat memerankan Peter Petrelli dalam serial Heroes. Dia berkarier di dunia akting sejak tahun 1995.", "question_text": "siapakah yang memerankah Peter Petrelli?", "answers": [{"text": "Milo Anthony Ventimiglia", "start_byte": 0, "limit_byte": 24}]} {"id": "-2844293175398256569-0", "language": "indonesian", "document_title": "Migrasi manusia", "passage_text": "Migrasi manusia adalah perpindahan penduduk dengan tujuan untuk menetap dari suatu tempat ke tempat lain melewati batas administratif (migrasi internal) atau batas politik/negara (migrasi internasional). Dengan kata lain, migrasi diartikan sebagai perpindahan yang relatif permanen dari suatu daerah (negara) ke daerah (negara) lain. Arus migrasi ini berlangsung sebagai tanggapan terhadap adanya perbedaan pendapatan antara kota dan desa. Namun, pendapatan yang dimaksud bukanlah pendapatan aktual, melainkan penghasilan yang diharapkan (expected income). Kerangka Skematik ini merupakan aplikasi dari model dekskripsi Todaro mengenai migrasi. Premis dasar yang dianut dalam model ini adalah bahwa para migran mempertimbangkan dan membandingkan pasar-pasar tenaga kerja yang tersedia bagi mereka di sektor pedesaan dan perkotaan, serta memilih salah satunya yang dapat memaksimumkan keuntungan yang diharapkan. Besar kecilnya keuntungan yang mereka harapkan diukur berdasarkan besar kecilnya selisih antara pendapatan riil dari pekerjaan di kota dan di desa, angka tersebut merupakan implementasinya terhadap peluang migran untuk mendapatkan pekerjaan di kota.[1]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan migrasi?", "answers": [{"text": "perpindahan penduduk dengan tujuan untuk menetap dari suatu tempat ke tempat lain melewati batas administratif (migrasi internal) atau batas politik/negara", "start_byte": 24, "limit_byte": 179}]} {"id": "6042063995242217175-5", "language": "indonesian", "document_title": "Garis sempadan", "passage_text": "Garis yang dikenal dengan singkatan GSB ini membatasi jarak terdekat bangunan terhadap tepi jalan, dihitung dari batas terluar saluran air kotor, atau riol, sampai batas terluar muka bangunan. Garis ini berfungsi sebagai pembatas ruang, atau jarak bebas minimum dari bidang terluar suatu massa bangunan terhadap lahan yang dikuasai, batas tepi sungai atau pantai, antara massa bangunan yang lain atau rencana saluran, jaringan tegangan tinggi listrik, jaringan pipa gas, dan sebagainya.[1]", "question_text": "Bagaimana menentukan garis sempadan jalan?", "answers": [{"text": "dihitung dari batas terluar saluran air kotor, atau riol, sampai batas terluar muka bangunan", "start_byte": 99, "limit_byte": 191}]} {"id": "5923062480407198608-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "\nKalimantan Timur (disingkat Kaltim) adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.", "question_text": "berapakah luas Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "129.066,64 km²", "start_byte": 256, "limit_byte": 271}]} {"id": "-9096631145496307949-9", "language": "indonesian", "document_title": "Keluarga", "passage_text": "Ayah sebagai suami dari istri dan ayah dari anak-anaknya, berperan sebagai pencari nafkah, pendidik, pelindung dan pemberi rasa aman, sebagai kepala keluarga, sebagai anggota dari kelompok sosialnya serta sebagai anggota dari kelompok sosialnya serta sebagai anggota masyarakat dari lingkungannya.[5]\nIbu sebagai istri dan ibu dari anak-anaknya, ibu mempunyai peran untuk mengurus rumah tangga, sebagai pengasuh dan pendidik anak-anaknya, pelindung dan sebagai salah satu kelompok dari peranan sosialnya serta sebagai anggota masyarakat dari lingkungannya, di samping itu juga ibu dapat berperan sebagai pencari nafkah tambahan dalam keluarganya.[5]\nAnak-anak melaksanakan peranan psikosial sesuai dengan tingkat perkembangannya baik fisik, mental, sosial, dan spiritual.[5]", "question_text": "Apakah peran suami dalam keluarga?", "answers": [{"text": "pencari nafkah, pendidik, pelindung dan pemberi rasa aman, sebagai kepala keluarga, sebagai anggota dari kelompok sosialnya serta sebagai anggota dari kelompok sosialnya serta sebagai anggota masyarakat dari lingkungannya", "start_byte": 75, "limit_byte": 296}]} {"id": "1063714071892863444-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kejatuhan Soeharto", "passage_text": "\nKejatuhan Soeharto adalah peristiwa mundurnya Soeharto dari jabatan Presiden Indonesia. Soeharto mundur pada tanggal 21 Mei 1998 setelah runtuhnya dukungan untuk dirinya. Soeharto telah menjadi presiden Indonesia selama 32 tahun. Sebelum dia mundur, Indonesia mengalami krisis politik dan ekonomi dalam 6 sampai 12 bulan sebelumnya. BJ Habibie melanjutkan setidaknya setahun dari sisa masa kepresidenannya sebelum kemudian digantikan oleh Abdurrahman Wahid pada tahun 1999. Kejatuhan Soeharto juga menandai akhir masa Orde Baru, suatu rezim yang berkuasa sejak tahun 1968.", "question_text": "Apa penyebab digulingkannya presiden Soeharto?", "answers": [{"text": "krisis politik dan ekonomi", "start_byte": 271, "limit_byte": 297}]} {"id": "7225872153944346090-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Kapan Dinasti Qing didirikan?", "answers": [{"text": "1644", "start_byte": 57, "limit_byte": 61}]} {"id": "-6650964028900821045-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fisika", "passage_text": "\n\nFisika (Yunani: [φυσικός]error: {{lang}}: text has italic markup (help) (fysikós), \"alamiah\" dan [φύσις]error: {{lang}}: text has italic markup (help) (fýsis), \"alam\"; Inggris: physics; Arab: الفيزياء) adalah sains atau ilmu alam yang mempelajari materi [1] beserta gerak dan perilakunya dalam lingkup ruang dan waktu, bersamaan dengan konsep yang berkaitan seperti energi dan gaya.[2] Salah satu ilmu sains paling dasar, tujuan utama fisika adalah memahami bagaimana alam semesta berkerja.[lower-alpha 1][3][4][5]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan fisika ?", "answers": [{"text": "sains atau ilmu alam yang mempelajari materi [1] beserta gerak dan perilakunya dalam lingkup ruang dan waktu, bersamaan dengan konsep yang berkaitan seperti energi dan gaya", "start_byte": 233, "limit_byte": 405}]} {"id": "-8815869687680834257-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peperangan Qing–Dzungar", "passage_text": "Peperangan Qing–Dzungar (1687–1758) terjadi sekitar beberapa serangkaian dekade dengan konflik antara Dzungaria Khanate terhadap dinasti Qing dari China dan pengikut mongolia. Pertempuran berlangsung di daerah yang luas Asia Bagian Dalam, dari tengah dan timur Mongolia sekarang, hingga Tibet, Qinghai, Xinjiang, wilayah Cina. Kemenangan Qing pada akhirnya menyebabkan penggabungan dari Luar Mongolia, Tibet dan Xinjiang menjadi Kekaisaran Qing yang berlangsung sampai jatuhnya dinasti di 1911–1912, dan pemusnahan banyak penduduk Dzungaria di daerah yang ditaklukan.", "question_text": "Kapan Peperangan Qing–Dzungar terjadi ?", "answers": [{"text": "1687–1758", "start_byte": 27, "limit_byte": 38}]} {"id": "8173896527977644701-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "\nSuku Sunda (Urang Sunda, aksara Sunda: ᮅᮛᮀ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ) adalah kelompok etnis yang berasal dari bagian barat pulau Jawa, Indonesia, dengan istilah Tatar Pasundan yang mencakup wilayah administrasi provinsi Jawa Barat, Banten, Jakarta, Lampung dan wilayah barat Jawa Tengah (Banyumasan). Orang Sunda tersebar diberbagai wilayah Indonesia, dengan provinsi Banten dan Jawa Barat sebagai wilayah utamanya.", "question_text": "Dimana wilayah masyarakat sunda ?", "answers": [{"text": "provinsi Jawa Barat", "start_byte": 208, "limit_byte": 227}]} {"id": "4291110646892000294-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toksin", "passage_text": "\nToksin (dari Ancient Greek: τοξικόν, romanized:toxikon) adalah sebuah zat beracun yang diproduksi di dalam sel atau organisme hidup,[1][2] kecuali zat buatan manusia yang diciptakan melalui proses artifisial. Kata ini pertama dipakai oleh kimiawan organik Ludwig Brieger (1849–1919).[3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan toksin ?", "answers": [{"text": "zat beracun yang diproduksi di dalam sel atau organisme hidup,[1][2] kecuali zat buatan manusia yang diciptakan melalui proses artifisial", "start_byte": 78, "limit_byte": 215}]} {"id": "1602039073445160781-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Cilacap", "passage_text": "\nKabupaten Cilacap adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Kota Cilacap. Kabupaten ini berbatasan dengan Kabupaten Brebes dan Kabupaten Banyumas di utara, Kabupaten Banyumas dan Kabupaten Kebumen di timur, Samudra Hindia di selatan, serta Kabupaten Ciamis, Kota Banjar, dan Kabupaten Pangandaran (Jawa Barat) di sebelah Barat.[1]", "question_text": "dimanakah letak Cilacap ?", "answers": [{"text": "Provinsi Jawa Tengah", "start_byte": 50, "limit_byte": 70}]} {"id": "-3144145350859383388-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pangeran Antasari", "passage_text": "Pangeran Antasari (lahir di Kayu Tangi, Kesultanan Banjar, 1797[1][2] atau 1809[3][4][5][6] – meninggal di Bayan Begok, Hindia Belanda, 11 Oktober 1862 pada umur 53 tahun) adalah seorang Pahlawan Nasional Indonesia.", "question_text": "Kapan Pangeran Antasari meninggal?", "answers": [{"text": "1 Oktober 1862", "start_byte": 139, "limit_byte": 153}]} {"id": "-8228668802223332091-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yusak Pakage", "passage_text": "Yusak Pakage (lahir c. 1979[1]) adalah aktivis kemerdekaan Papua asal Indonesia. Ia menjadi terkenal setelah ditahan pada 2005–2010 karena mengibarkan bendera pro-kemerdekaan Bintang Kejora.", "question_text": "Kapan Yusak Pakage lahir ?", "answers": [{"text": "c. 197", "start_byte": 20, "limit_byte": 26}]} {"id": "-661250349705242831-9", "language": "indonesian", "document_title": "Dubai", "passage_text": "Dubai terletak di pantai Teluk Persia di Uni Emirat Arab dan terletak 16 m di atas permukaan laut. Emirat Dubai berbagi perbatasan dengan Abu Dhabi di selatan, Sharjah di timurlaut, dan Kesultanan Oman di tenggara. Hatta, eksklave kecil emirat, dikelilingi di tiga sisi oleh Oman dan oleh emirat Ajman di (barat) dan Ras Al Khaimah (di utara). Teluk Persia berbatasan dengan pantai barat emirat. Dubai terletak di dan mencakup wilayah seluas 4.114km² (1.588mi²).", "question_text": "berapakah luas negara Dubai ?", "answers": [{"text": "4.114km²", "start_byte": 443, "limit_byte": 452}]} {"id": "3021953115347039649-10", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Khaldun", "passage_text": "Karena pemikiran-pemikirannya yang briliyan Ibnu Khaldun dipandang sebagai peletak dasar ilmu-ilmu sosial dan politik Islam. Dasar pendidikan Alquran yang diterapkan oleh ayahnya menjadikan Ibnu Khaldun mengerti tentang Islam, dan giat mencari ilmu selain ilmu-ilmu keislaman. Sebagai Muslim dan hafidz Alquran, ia menjunjung tinggi akan kehebatan Alquran. Sebagaimana dikatakan olehnya, “Ketahuilah bahwa pendidikan Alquran termasuk syiar agama yang diterima oleh umat Islam di seluruh dunia Islam. Oleh kerena itu pendidikan Alquran dapat meresap ke dalam hati dan memperkuat iman. Dan pengajaran Alquran pun patut diutamakan sebelum mengembangkan ilmu-ilmu yang lain.”", "question_text": "Apakah peran ibnu khaldun dalam tamadun Islam?", "answers": [{"text": "peletak dasar ilmu-ilmu sosial dan politik Islam", "start_byte": 75, "limit_byte": 123}]} {"id": "7545998122080898883-0", "language": "indonesian", "document_title": "Age of Empires III", "passage_text": "Age of Empires III (AoE III) adalah sebuah permainan real-time strategy yang dikembangkan oleh Ensemble Studios-nya Microsoft Corporation dan dipublikasikan oleh Microsoft Game Studios. Versi Mac-nya diambil alih (was ported over) dan dikembangkan oleh MacSoft Games-nya Destineer dan dipublikasikan oleh Destineer dan MacSoft Games. Versi PC-nya dirilis pada 18 Oktober 2005 di Amerika Utara dan 4 November 2005 di Eropa, sementara versi Mac-nya dirilis pada 21 November 2006 di Amerika Utara dan 29 September 2006 di Eropa. Permainan ini adalah permainan ketiga dari seri Age of Empires dan sequel dari Age of Empires II: The Age of Kings. Permainan ini menggambarkan Kolonisasi Bangsa Eropa terhadap Benua Amerika, kira-kira antara 1492 dan 1850 Masehi (diperluas di Age of Empires III: The WarChiefs ke 1876). Secara utama, ada 8 peradaban Eropa yang bisa dimainkan di permainan.", "question_text": "Kapan Age of Empires III dirilis?", "answers": [{"text": "18 Oktober 2005", "start_byte": 360, "limit_byte": 375}]} {"id": "-3958409094047138305-0", "language": "indonesian", "document_title": "Eiffel... I'm in Love 2", "passage_text": "Eiffel... I'm in Love 2 adalah film drama remaja romantis tahun 2018 dari Indonesia dan merupakan sekuel dari Eiffel I'm in Love yang diproduksi oleh Soraya Intercine Films. Dibintangi oleh Samuel Rizal dan Shandy Aulia sebagai karakter utama, film ini tidak diangkat dari novel laris berjudul sama karya Rachmania Arunita seperti pada film prekuelnya. Beberapa bintang pada film prekuel juga turut meramaikan film bernuansa cinta ini, di antaranya Tommy Kurniawan, Saphira Indah, Helmy Yahya dan Hilda Arifin.[1][2]", "question_text": "Kapan Eiffel... I'm in Love 2 diproduksi ?", "answers": [{"text": "2018", "start_byte": 64, "limit_byte": 68}]} {"id": "2835343107407586972-4", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "\nNama Minangkabau berasal dari dua kata, minang dan kabau. Nama itu dikaitkan dengan suatu legenda yang dikenal di dalam tambo. Dari tambo tersebut, konon pada suatu masa ada satu kerajaan asing (biasa ditafsirkan sebagai Majapahit) yang datang dari laut akan melakukan penaklukan. Untuk mencegah pertempuran, masyarakat setempat mengusulkan untuk mengadu kerbau. Pasukan asing tersebut menyetujui dan menyediakan seekor kerbau yang besar dan agresif, sedangkan masyarakat setempat menyediakan seekor anak kerbau yang lapar. Dalam pertempuran, anak kerbau yang lapar itu menyangka kerbau besar tersebut adalah induknya. Maka anak kerbau itu langsung berlari mencari susu dan menanduk hingga mencabik-cabik perut kerbau besar tersebut. Kemenangan itu menginspirasikan masyarakat setempat memakai nama Minangkabau,[14] yang berasal dari ucapan \"Manang kabau\" (artinya menang kerbau). Kisah tambo ini juga dijumpai dalam Hikayat Raja-raja Pasai dan juga menyebutkan bahwa kemenangan itu menjadikan negeri yang sebelumnya bernama Pariangan menggunakan nama tersebut.[15] Selanjutnya penggunaan nama Minangkabau juga digunakan untuk menyebut sebuah nagari, yaitu Nagari Minangkabau, yang terletak di Kecamatan Sungayang, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat.", "question_text": "apakah arti kata Minangkabau ?", "answers": [{"text": "menang kerbau", "start_byte": 866, "limit_byte": 879}]} {"id": "-5162942900971915509-38", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Buton", "passage_text": "Selain bentuk pertahanan tersebut maka oleh pemerintah kesultanan, juga mulai membangun benteng dan kubu–kubu pertahanan dalam rangka melindungi keutuhan masyarakat dan pemerintah dari segala gangguan dan ancaman. Kejayaan masa Kerajaan/Kesultanan Buton (sejak berdiri tahun 1332 dan berakhir tahun 1960) berlangsung ± 600 tahun lamanya telah banyak meninggalkan warisan masa lalu yang sangat gemilang, sampai saat ini masih dapat kita saksikan berupa peninggalan sejarah, budaya dan arkeologi. Wilayah bekas Kesultanan Buton telah berdiri beberapa daerah kabupaten dan kota yaitu: Dengan wacana p yang terdiri dari Kabupaten Buton, Kabupaten Wakatobi, Kabupaten Buton Utara, Kota Bau-Bau, Kabupaten Buton Selatan, dan Kabupaten Buton Tengah. Serta tiga daerah yang masuk dalam Provinsi Sulawesi Tenggara Kabupaten Konawe Kepulauan, Kabupaten Bombana, Kabupaten Muna.", "question_text": "berapa lamakah Kerajaan Buton berkuasa?", "answers": [{"text": "600 tahun", "start_byte": 322, "limit_byte": 331}]} {"id": "8228916280997258346-15", "language": "indonesian", "document_title": "Otho", "passage_text": "Lebih tak terduga lagi adalah efek yang dihasilkan di Brixellum oleh berita dari pertempuran. Otho masih dalam komando kekuatan yang tangguh: legiun Dalmatian telah mencapai Aquileia dan semangat prajurit dan perwira mereka terputus. Tapi dia memutuskan untuk menerima putusan pertempuran yang ketidaksabaran sendiri telah dipercepat. Dalam pidato yang bermartabat ia mengucapkan selamat tinggal kepada orang-orang tentang dia, menyatakan: \"Hal ini jauh lebih hanya untuk binasa satu untuk semua, daripada banyak untuk satu\", [9] dan kemudian pensiun untuk beristirahat nyenyak selama beberapa jam. Pagi-pagi ia menusuk dirinya di jantung dengan belati, yang telah tersembunyi di bawah bantalnya, dan mati sebagai pembantu memasuki tenda.", "question_text": "apakah penyebab kematian Otho?", "answers": [{"text": "ia menusuk dirinya di jantung dengan belati", "start_byte": 609, "limit_byte": 652}]} {"id": "7128586450914664371-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arius", "passage_text": "Arius atau Arius dari Alexandria (250-336) adalah seorang tokoh Kristen yang hidup pada akhir abad ke-3 sampai awal abad ke-4, di Alexandria (Iskandariah), Mesir pada masa pemerintahan Kaisar Konstantinus Agung.[1] Arius menolak ajaran mengenai keilahian Kristus dengan pandangan bahwa Kristus hanyalah ciptaan Allah dan bukan Allah. Pandangannya ini kemudian memengaruhi munculnya sebuah gerakan yang disebut Arianisme.[2] Pemikiran Arius mengenai keilahian Kristus kemudian ditolak dalam Konsili Nicea dan ia dikucilkan dari gereja.[3]", "question_text": "Mengapa Arius menolak ajaran mengenai keilahian Kristus?", "answers": [{"text": "pandangan bahwa Kristus hanyalah ciptaan Allah dan bukan Allah", "start_byte": 270, "limit_byte": 332}]} {"id": "-5685848902944273622-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Administrasi Jakarta Timur", "passage_text": "Dahulu Jakarta Timur masih berupa rawa-rawa. Secara administratif, wilayahnya terdiri atas 10 kecamatan, 65 kelurahan, 673 rukun warga dan 7.513 rukun tetangga dan dihuni tidak kurang dari 1.959.022 jiwa, di mana 1.044.857 jiwa laki-laki dan 914.175 jiwa perempuan atau sebanding dengan 10% dari jumlah penduduk DKI Jakarta. Kota ini memiliki wilayah seluas 187,75km² (menurut Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur)[1], atau seluas 188,19km² (menurut Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta)[2] dengan kepadatan mencapai 14.312 jiwa per km², menjadikannya kota administrasi terluas di provinsi DKI Jakarta. Kota ini memiliki tingkat pertumbuhan penduduk sebesar 2,4% per tahun dan pendapatan per kapita sebesar Rp 5.057.040,-", "question_text": "berapakah luas Jakarta Timur?", "answers": [{"text": "187,75km² (menurut Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur)[1], atau seluas 188,19km² (menurut Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta)", "start_byte": 358, "limit_byte": 519}]} {"id": "4980393134406348563-46", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ayyubiyah", "passage_text": "Mamluk bersekutu dengan Tentara Salib pada Maret 1252 dan mereka kemudian bersama-sama mengobarkan perang melawan an-Nasir Yusuf. Raja Louis (yang telah dibebaskan setelah pembunuhan al-Mu'azzam Turansyah) memimpin pasukannya ke Jaffa, sementara Aybak memutuskan untuk mengirim pasukannya ke Gaza. Setelah mendengar kabar mengenai persekutuan tersebut, an-Nasir Yusuf memindahkan pasukannya ke Tall al-Ajjul di luar kota Gaza agar pasukan Mamluk tidak dapat bertemu dengan Tentara Salib. Pasukan Ayyubiyah yang lainnya ditempatkan di Lembah Yordania. Aybak dan an-Nasir Yusuf sadar bahwa perang di antara mereka akan sangat menguntungkan Tentara Salib, sehingga mereka menerima mediasi dari Abbasiyah yang dilaksanakan oleh Najmuddin al-Badhirai. Pada April 1253, ditandatangani sebuah perjanjian yang menyatakan bahwa Mamluk akan tetap menguasai seluruh Mesir serta wilayah Palestina hingga mencapai (tetapi tidak termasuk) Nablus. Perjanjian tersebut juga memastikan kekuasaan an-Nasir Yusuf di Suriah. Akibatnya, kekuasaan Ayyubiyah di Mesir secara resmi berakhir.[70] Setelah konflik antara Mamluk dan Ayyubiyah kembali memanas, al-Badhirai mengatur perumusan perjanjian lainnya, kali ini memberikan wilayah kekuasaan Mamluk di Palestina dan al-Arish di Sinai kepada an-Nasir Yusuf. Namun, an-Nasir Yusuf malah mengangkat seorang Mamluk yang bernama Kutuk sebagai penguasa Yerusalem, sementara Nablus dan Jenin diberikan kepada Baibars.[71]", "question_text": "Apakah penyebab utama Dinasti Ayyubiyyah runtuh?", "answers": [{"text": "April 1253", "start_byte": 752, "limit_byte": 762}]} {"id": "5465877937594685654-49", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Secara resmi RRT memandang dirinya sendiri sebagai satu bangsa (Tionghoa) yang multi-etnis dengan 56 etnisitas yang diakui. Mayoritas etnis Han menyusun hampir 93% populasi; bagaimanapun merupakan mayoritas dalam hanya hampir setengah daerah Tiongkok. Penduduk bangsa Han sendiri heterogen, dan bisa dianggap sebagai kumpulan pelbagai etnik yang mengamalkan budaya dan bercakap bahasa yang sama. Kebanyakan suku Han bertutur macam-macam bahasa vernakular Tionghoa, yang bisa dilihat sebagai 1 bahasa atau keluarga bahasa. Subdivisi terbesar bahasa Tionghoa yang diucapkan ialah bahasa Mandarin, dengan lebih banyak pembicara daripada bahasa lainnya di dunia. Versi standar Mandarin yang didasarkan pada dialek Beijing, dikenal sebagai Putonghua, diajarkan di sekolah dan digunakan sebagai bahasa resmi di seluruh negara.", "question_text": "Apakah bahasa resmi rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Mandarin", "start_byte": 673, "limit_byte": 681}]} {"id": "6479266931817742473-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Amerika Serikat", "passage_text": "Washington, D.C., telah menjadi ibu kota Amerika Serikat sejak tahun 1800. Delapan kota lain pernah ditetapkan sebagai tempat pertemuan Kongres dan juga sebagai ibu kota Amerika Serikat. Selain itu, masing-masing dari 50 negara bagian AS dan lima teritori utama Amerika Serikat memiliki ibu kotanya sendiri.", "question_text": "apakah nama ibukota Amerika Serikat?", "answers": [{"text": "Washington, D.C", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-4447191173966056806-6", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Bali", "passage_text": "Sebagian besar suku Bali beragama Hindu (sekitar 95%), sedangkan sisanya (sekitar 5%) beragama Islam, Kristen, Katolik dan Buddha. Sebanyak 3,2 juta umat Hindu Indonesia tinggal di Bali,[1] dan sebagian besar menganut kepercayaan Hindu aliran Siwa-Buddha, sehingga berbeda dengan Hindu India.", "question_text": "Apakah agama mayoritas masyarakat Bali ?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 34, "limit_byte": 39}]} {"id": "-3205598180464534157-3", "language": "indonesian", "document_title": "Teori penggunaan dan pemenuhan kepuasan", "passage_text": "Menurut para pendirinya, Elihu Katz, Jay G. Blumlerm dan Michael Gurevitch uses and gratifications meneliti asal mula kebutuhan secara psikologis dan sosial, yang menimbulkan harapan tertentu dari media massa atau sumber-sumber lain , yang membawa pada pola terpaan media yang berlainan, dan menimbulkan pemenuhan kebutuhan dan akibat-akibat lain.", "question_text": "Siapa yang mengembangkan Teori Penggunaan dan Pemenuhan Kebutuhan?", "answers": [{"text": "Elihu Katz, Jay G. Blumlerm dan Michael Gurevitch", "start_byte": 25, "limit_byte": 74}]} {"id": "-8368721064713021248-3", "language": "indonesian", "document_title": "Porselen", "passage_text": "Kaolin adalah bahan utama dari porselen yang dibuat, meskipun mineral lempung mungkin account untuk hanya sebagian kecil dari keseluruhan. Kata \"paste\" adalah sebuah istilah lama untuk tidak dipecat dan dipecat bahan. Lebih terminologi umum hari ini untuk unfired bahan adalah \"tubuh\"; misalnya, ketika membeli bahan potter mungkin agar jumlah porselen tubuh dari vendor.", "question_text": "Apa bahan dasar utama pembuatan porselen?", "answers": [{"text": "Kaolin", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "-3508814142027031043-0", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Lukas", "passage_text": "\nInjil Lukas adalah salah satu dari empat tulisan yang mengawali Perjanjian Baru.[1] Injil Lukas digolongkan sebagai Injil Sinoptik bersama dengan Injil Matius dan Injil Markus.[1] Isi pemberitaannya mengenai kehidupan dan pelayanan Yesus Kristus.[1] Di kalangan para ahli Perjanjian Baru, Lukas diyakini sebagai penulis Injil ini.[2] Penyusunan Injil Lukas menggunakan bahan-bahan tulisan yang kurang lebih sama dengan yang digunakan dalam Injil Matius dan Injil Markus, tetapi hasil susunannya tidak persis sama dengan kedua Injil tersebut.[3]", "question_text": "Apa itu Injil Lukas?", "answers": [{"text": "salah satu dari empat tulisan yang mengawali Perjanjian Baru", "start_byte": 20, "limit_byte": 80}]} {"id": "6488056301519350584-1", "language": "indonesian", "document_title": "Al-Qur'an", "passage_text": "Al-Qur'an (/kɔːrˈɑːn/[lower-alpha 1] kor-AHN; Arabic: القرآن‎ al-Qurʾān,[lower-alpha 2]; Alquran [lower-alpha 3] secara harfiah berarti \"bacaan\"; juga diromanisasikan sebagai Qur'an atau Koran) adalah sebuah kitab suci utama dalam agama Islam, yang umat Muslim percaya bahwa kitab ini diturunkan oleh Tuhan, (Arabic: الله‎, yakni Allah) kepada Nabi Muhammad ", "question_text": "Apakah definisi dari Al Quran ?", "answers": [{"text": "kitab suci utama dalam agama Islam, yang umat Muslim percaya bahwa kitab ini diturunkan oleh Tuhan, (Arabic: الله‎, yakni Allah) kepada Nabi Muhammad", "start_byte": 223, "limit_byte": 378}]} {"id": "-7133927312319180310-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "\nFederasi Rusia[1] (Russian:Росси́йская Федера́ция, tr.Rossiyskaya Federatsiya,IPA:[rɐˈsʲijskəjə fʲɪdʲɪˈratsɨjə](listen)), umumnya disebut Rusia (Russian:Росси́я, tr.Rossija,IPA:[rɐˈsʲijə](listen)), adalah sebuah negara berdaulat yang membentang dengan luas di sebelah timur Eropa dan utara Asia. Dengan wilayah seluas 17.125.200km²,[2] Rusia adalah negara terluas di dunia. Wilayahnya mencakup seperdelapan luas daratan bumi,[3][4][5], penduduknya menduduki peringkat kesembilan terbanyak di dunia dengan jumlah sekitar 146 juta jiwa (Maret 2016).[6][7] Wilayahnya membentang sepanjang Asia Utara dan sebagian Eropa timur, Rusia memiliki 11 zona waktu dan wilayahnya terdiri dari berbagai tipe lingkungan dan tanah. Dari barat laut sampai ke tenggara, Rusia berbatasan dengan Norwegia, Finlandia, Estonia, Latvia, Lituania dan Polandia (keduanya berbatasan dengan Kaliningrad Oblast), Belarusia, Ukraina, Georgia, Azerbaijan, Kazakhstan, China, Mongolia, dan Korea Utara. Negara ini berbatasan laut dengan Jepang di Laut Okhotsk dan negara bagian Alaska, Amerika Serikat di Selat Bering.", "question_text": "berapakah luas Rusia?", "answers": [{"text": "17.125.200km²", "start_byte": 363, "limit_byte": 377}]} {"id": "-5389107825780853534-21", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Banten", "passage_text": "Kompleks istana Surosowan tersebut akhirnya selesai pada tahun 1526.[20] Pada tahun yang sama juga Arya Surajaya pucuk umum (penguasa) Wahanten Pasisir dengan sukarela menyerahkan kekuasannya atas wilayah Wahanten Pasisir kepada Sunan Gunung Jati, akhirnya kedua wilayah Wahanten Girang dan Wahanten Pasisir disatukan menjadi Wahanten yang kemudian disebut sebagai Banten dengan status sebagai depaten (provinsi) dari kesultanan Cirebon pada tanggal 1 Muharram 933 Hijriah (sekitar tanggal 8 Oktober 1526 m),[28] kemudian Sunan Gunung Jati kembali ke kesultanan Cirebon dan pengurusan wilayah Banten diserahkan kepada Maulana Hasanuddin, dari kejadian tersebut sebagian ahli berpendapat bahwa Sunan Gunung Jati adalah Sultan pertama di Banten[29] meskipun demikian Sunan Gunung Jati tidak mentasbihkan dirinya menjadi penguasa (sultan) di Banten[30]Alasan-alasan demikianlah yang membuat pakar sejarah seperti Hoesein Djajadiningrat berpendapat bahwa Sunan Gunung Jatilah yang menjadi pendiri Banten dan bukannya Maulana Hasanuddin.", "question_text": "Siapa raja pertama kerajaan Banten?", "answers": [{"text": "Sunan Gunung Jati", "start_byte": 693, "limit_byte": 710}]} {"id": "-6121579524982563607-4", "language": "indonesian", "document_title": "Rasul", "passage_text": "Menurut syariat Islam jumlah rasul ada 312,[1] sesuai dengan hadits yang telah disebutkan oleh Muhammad, yang diriwayatkan oleh At-Turmudzi.", "question_text": "Berapakah jumlah Rasul di Islam?", "answers": [{"text": "312", "start_byte": 39, "limit_byte": 42}]} {"id": "-7108676304961647158-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wei Utara", "passage_text": "jmpl|200px| Buddha Maitreya Wei Utara, 443 Masehi.\njmpl|200 px| Patung Buddha Wei Utara. Berasal dari tahun 489. Museum Nasional Tokyo .\n\nWei Utara (Chinese:北魏; pinyin:Běi Wèi), yang juga dikenal dengan sebutan Tuoba Wei (拓跋魏), Wei Akhir (後魏), atau Yuan Wei (元魏), adalah sebuah dinasti yang didirikan oleh klan Tuoba dari Xianbei, yang memerintah utara China dari 386 sampai 534 (de jure sampai 535). Dideskripsikan sebagai \"bagian dari sebuah era dengan turbulensi politik dan perubahan sosial dan budaya yang intens\",[7] Dinasti Wei Utara sebagian besar dikenal karena menyatukan utara China pada 439: dinasti tersebut juga berada pada zaman di mana pemikiran-pemikiran asing diperkenalkan; seperti agama Buddha. Beberapa karya seni dan barang antik, baik dari penganut Daois dan Buddha, dari zaman tersebut masih ada. Pada zaman Taihe (477-499) dari Kaisar Xiaowen, para penasihat dewan mengadakan reformasi pembersihan dan memulai perubahan yang kemudian membuat dinasti tersebut memindahkan ibukotanya dari Datong ke Luoyang, pada 494. Pada waktu itu, Gua Yungang dibuat di dekat Datong pada pertengahan sampai akhir abad ke-5, dan pada bagian akhir dinasti tersebut, Gua Longmen dibuat di luar ibukota Luoyang, di mana lebih dari 30,000 gambar Buddha dari zaman dinasti tersebut ditemukan. Tuoba mengganti nama diri mereka sendiri menjadi Yuan sebagai bagian dari Sinikisasi yang sistematik. Pada akhir dinasti tersebut, permasalahan internal yang signifikan membuat dinasti tersebut terpecah menjadi Wei Timur dan Wei Barat.", "question_text": "Dimanakah letak Kerajaan Wei ?", "answers": [{"text": "utara China", "start_byte": 367, "limit_byte": 378}]} {"id": "1238545696973062591-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Aksum", "passage_text": "Aksum disebutkan pada abad ke-1 M Periplus dari Laut Erythraea sebagai tempat perdagangan penting untuk gading, yang diekspor keseluruh dunia kuno, dan dinyatakan bahwa penguasa Aksum diabad ke-1 M adalah Zoskales, yang selain memimpin juga mengendalikan dua pelabuhan di Laut Merah: Adulis (dekat Massawa) dan Assab yang berlokasi di Eritrea. Ia juga disebutkan telah akrab dengan literatur Yunani.[7]", "question_text": "siapakah kaisar pertama Kekaisaran Aksum?", "answers": [{"text": "Zoskales", "start_byte": 205, "limit_byte": 213}]} {"id": "-5302001307423330209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bintang Daud", "passage_text": "Bintang Daud atau Perisai Daud (Hebrew: מָגֵן דָּוִד‎, Māḡēn Dāwīḏ) adalah lambang yang sudah sangat lumrah digunakan sebagai tanda jati diri Yahudi dan agama Yahudi.[1] Lambang ini adalah sebuah heksagram, gabungan dua gambar segitiga sama sisi. Berbeda dari menorah, Singa Yehuda, syofar, dan lulav, Bintang Daud bukanlah semata-mata sebuah lambang khas Yahudi, meskipun memang telah digunakan sebagai kolofon khas Yahudi dalam buku-buku cetak semenjak abad ke-16.[2]", "question_text": "Apa lambang agama Yahudi ?", "answers": [{"text": "Bintang Daud", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-1349161327336695470-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paris–Nice", "passage_text": "Paris–Nice, \"balap menuju matahari\", adalah sebuah balap sepeda tahapan yang diadakan setiap bulan Maret. Balap ini pertama diadakan pada tahun 1933, dan dimenangkan oleh Alfons Schepers dari Belgia. Pembalap paling sukses di Paris–Nice adalah Sean Kelly dari Irlandia, yang memenangkan tujuh balapan secara berturut-turut dari tahun 1982 hingga 1988.", "question_text": "Siapa pemenang Paris–Nice pertama ?", "answers": [{"text": "Alfons Schepers", "start_byte": 173, "limit_byte": 188}]} {"id": "-2955649889536941553-11", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Tahun 1940, Galvin Manufactory Corporation (sekarang Motorola)mengembangkan portable Handie-talkie SCR536, yang berarti sebuah alat komunikasi di medan perang saat perang dunia II. Masa ini merupakan generasi 0 telepon genggam atau 0-G, di mana telepon genggam mulai diperkenalkan.", "question_text": "Apakah nama alat komunikasi sebelum ditemukannya telepon ?", "answers": [{"text": "portable Handie-talkie SCR536", "start_byte": 76, "limit_byte": 105}]} {"id": "8461595542771641282-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kebakaran liar", "passage_text": "Musim kemarau dan pencegahan kebakaran hutan kecil adalah penyebab utama kebakaran hutan besar.", "question_text": "Apa faktor utama kebakaran hutan?", "answers": [{"text": "Musim kemarau dan pencegahan kebakaran hutan kecil", "start_byte": 0, "limit_byte": 50}]} {"id": "7426801316420314073-0", "language": "indonesian", "document_title": "Usus besar", "passage_text": "Usus besar atau kolon dalam anatomi adalah bagian usus antara usus buntu dan rektum. Fungsi utama organ ini adalah menyerap air dari feses. Pada mamalia, kolon terdiri dari kolon menanjak (ascending), kolon melintang (transverse), kolon menurun (descending), kolon sigmoid, dan rektum. Bagian kolon dari usus buntu hingga pertengahan kolon melintang sering disebut dengan \"kolon kanan\", sedangkan bagian sisanya sering disebut dengan \"kolon kiri\".", "question_text": "Apa fungsi utama usus besar?", "answers": [{"text": "menyerap air dari feses", "start_byte": 115, "limit_byte": 138}]} {"id": "6316669388055048311-5", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Darwin", "passage_text": "Charles Darwin dilahirkan di Shrewsbury, Shropshire, Inggris, di rumah keluarganya, the Mount House. Ia adalah anak kelima dari enam bersaudara dari seorang dokter yang kaya, Robert Darwin dan Susannah Wedgwood. Kakeknya, Erasmus Darwin dari pihak ayah dan Josiah Wedgwood dari pihak ibunya. Keduanya berasal dari keluarga Inggris terkemuka, keluarga Darwin — Wedgwood yang mendukung gereja Unitarian. Ibunya meninggal dunia ketika Charles masih berusia delapan tahun. Ketika pada tahun berikutnya ia bersekolah di Sekolah Shrewsbury yang tidak begitu jauh, ia tinggal di asrama sekolah itu.", "question_text": "siapakah orang tua Charles Darwin?", "answers": [{"text": "Robert Darwin dan Susannah Wedgwood", "start_byte": 175, "limit_byte": 210}]} {"id": "5004037454491343415-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lesbian", "passage_text": "\nLesbian adalah istilah bagi perempuan yang mengarahkan orientasi seksualnya kepada sesama perempuan. Istilah ini juga merujuk kepada perempuan yang mencintai perempuan baik secara fisik, seksual, emosional, atau secara spiritual.[1] Istilah ini dapat digunakan sebagai kata benda jika merujuk pada perempuan yang menyukai sesama jenis, atau sebagai kata sifat apabila bermakna ciri objek atau aktivitas yang terkait dengan hubungan sesama jenis antarperempuan.[2]", "question_text": "Apa itu lesbian?", "answers": [{"text": "istilah bagi perempuan yang mengarahkan orientasi seksualnya kepada sesama perempuan", "start_byte": 16, "limit_byte": 100}]} {"id": "8351299888449403621-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liu Yilong", "passage_text": "Kaisar Wen dari Liu Song ((劉)宋文帝, (Liu) Song Wen-di) (407–453), nama pribadi Liu Yilong (劉義隆), alias Che'er (車兒), merupakan seorang Kaisar Tiongkok Dinasti Liu Song. Ia merupakan putra ketiga pelopor dinasti Kaisar Wu. Setelah kematian ayahandanya pada tahun 422, kakanda sulung Liu Yilong, Liu Yifu naik takhta sebagai Kaisar Shao. Pada tahun 424 sekelompok pejabat berpendapat bahwa Kaisar Shao tidak pantas menjadi kaisar kemudian memecat Kaisar Shao dan menempatkan Liu Yilong ke atas takhta sebagai Kaisar Wen.", "question_text": "Kapan Kaisar Liu Yilong meninggal?", "answers": [{"text": "453", "start_byte": 68, "limit_byte": 71}]} {"id": "-3120030147845455796-0", "language": "indonesian", "document_title": "U2", "passage_text": "U2 adalah kelompok musik populer asal Irlandia yang beranggotakan Bono (Paul David Hewson, vokal dan gitar), The Edge (David Howell Evans, gitar, piano, vokal dan bas), Adam Clayton (bas dan gitar) dan Larry Mullen, Jr (drum). Group musik ini terbentuk pada Tahun 1976.", "question_text": "Pada umur berapa Paul David Hewson bergabung dengan U2?", "answers": [{"text": "1976", "start_byte": 264, "limit_byte": 268}]} {"id": "-8188175036942406059-0", "language": "indonesian", "document_title": "Majapahit", "passage_text": "Kerajaan Majapahit (Javanese: ꦤꦒꦫꦶ​ꦏꦫꦗꦤ꧀​ꦩꦗꦥꦻꦠ꧀; Nagari Karajan Mɔjɔpait, Sanskerta: विल्व तिक्त; Wilwatikta) adalah sebuah kerajaan yang berpusat di Jawa Timur, Indonesia, yang pernah berdiri sekitar tahun 1293 hingga 1500 M. Kerajaan ini mencapai puncak kejayaannya menjadi kemaharajaan raya yang menguasai wilayah yang luas di Nusantara pada masa kekuasaan Hayam Wuruk, yang berkuasa dari tahun 1350 hingga 1389.", "question_text": "Berapa lama Majapahit berkuasa ?", "answers": [{"text": "1293 hingga 1500 M", "start_byte": 263, "limit_byte": 281}]} {"id": "-7737181222348337436-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat ulang-alik", "passage_text": "Pesawat ulang-alik yang pertama adalah Enterprise, yang sebenarnya merupakan wahana uji terbang. Pesawat berikutnya adalah Columbia, Challenger, Discovery dan Atlantis. Challenger telah hancur ketika proses peluncuran pada tahun 1986, dan akhirnya dibuat Endeavour sebagai penggantinya. Sedangkan Columbia hancur ketika proses memasuki atmosfer bumi pada tahun 2003.", "question_text": "Kapankah Pesawat Ulang-Alik Challenger pertama diciptakan ?", "answers": [{"text": "1986", "start_byte": 229, "limit_byte": 233}]} {"id": "7340366427518267106-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pythagoras", "passage_text": "Salah satu peninggalan Pythagoras yang terkenal adalah teorema Pythagoras, yang menyatakan bahwa kuadrat hipotenusa dari suatu segitiga siku-siku adalah sama dengan jumlah kuadrat dari kaki-kakinya (sisi-sisi siku-sikunya). Walaupun fakta di dalam teorema ini telah banyak diketahui sebelum lahirnya Pythagoras, namun teorema ini dikreditkan kepada Pythagoras karena ia yang pertama kali membuktikan pengamatan ini secara matematis.[1]", "question_text": "Siapakah yang menemukan rumus Phytagoras ?", "answers": [{"text": "Pythagoras", "start_byte": 23, "limit_byte": 33}]} {"id": "1415068053484683271-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zumi Zola", "passage_text": "\nH. Zumi Zola Zulkifli, S.TP., M.A. () adalah politikus Indonesia yang menjabat sebagai Gubernur Jambi sejak tanggal 12 Februari 2016 sampai 10 April 2018 untuk periode 2016–2021. Sebelum masuk ke dunia politik, ia lebih dahulu dikenal sebagai aktor yang telah membintangi beberapa film dan sinetron di Indonesia.", "question_text": "Di Provinsi apa Zumi Zola menjabat menjadi gubernur ?", "answers": [{"text": "Jambi", "start_byte": 97, "limit_byte": 102}]} {"id": "8560513876022165923-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan uskup ?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal", "start_byte": 55, "limit_byte": 206}]} {"id": "-5983713558841050183-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kamera", "passage_text": "\nPada tahun 1826, Joseph Nicepore Niepce mempublikasikan gambar dari bayangan yang dihasilkan kameranya, yang berupa gambaran kabur atap-atap rumah pada sebuah lempengan campuran timah yang dipekakan yang kemudian dikenal sebagai foto pertama. Kemudian, pada tahun 1839, Louis Daguerre mempublikasikan temuannya berupa gambar yang dihasilkan dari bayangan sebuah jalan di Paris pada sebuah pelat tembaga berlapis perak. Daguerre yang mengadakan kongsi pada tahun 1829 dengan Niepce meneruskan program pengembangan kamera, meski Niepce meninggal dunia pada 1833, mengembangkan kamera yang dikenal sebagai kamera daguerreotype yang dianggap praktis dalam dunia fotografi, dimana sebagai imbalan atas temuannya, Pemerintah Perancis memberikan hadiah uang pensiun seumur hidup kepada Daguerre dan keluarga Niepce. Kamera daguerreotype kemudian berkembang menjadi kamera yang dikembangkan sekarang.", "question_text": "Kapan kamera ditemukan ?", "answers": [{"text": "1826", "start_byte": 12, "limit_byte": 16}]} {"id": "-5317489323433655288-2", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Cooper bersama timnya menghadapi tantangan bagaimana memasukkan semua material elektronik ke dalam alat yang berukuran kecil tersebut untuk pertama kalinya. Namun akhirnya sebuah telepon genggam pertama berhasil diselesaikan dengan total bobot seberat dua kilogram. Untuk memproduksinya, Motorola membutuhkan biaya setara dengan US$1 juta. “Pada tahun 1983, telepon genggam portabel berharga US$4 ribu (Rp36 juta) setara dengan US$10 ribu (Rp90 juta).", "question_text": "berapakah berat Telepon genggam pertama didunia?", "answers": [{"text": "dua kilogram", "start_byte": 252, "limit_byte": 264}]} {"id": "6568427253476526668-2", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft Access", "passage_text": "Microsoft merilis Microsoft Access 1.0 pada bulan November 1992 dan dilanjutkan dengan merilis versi 2.0 pada tahun 1993. Microsoft menentukan spesifikasi minimum untuk menjalankan Microsoft Access 2.0 adalah sebuah komputer dengan sistem operasi Microsoft Windows 3.0, RAM berkapasitas 4 megabyte (6 megabyte lebih disarankan) dan ruangan kosong hard disk yang dibutuhkan 8 megabyte (14 megabyte lebih disarankan). Versi 2.0 dari Microsoft Access ini datang dengan tujuh buah disket floppy 3½ inci berukuran 1.44 megabyte.", "question_text": "kapankah program Microsoft Access diluncurkan pertama kali?", "answers": [{"text": "November 1992", "start_byte": 50, "limit_byte": 63}]} {"id": "-8699371284237724186-3", "language": "indonesian", "document_title": "Gainax", "passage_text": "Studio ini dibentuk pada awal 1980-an dengan nama Film Daicon oleh sekelompok mahasiswa yaitu Hideaki Anno, Yoshiyuki Sadamoto, Hiroyuki Yamaga, Takami Akai, Toshio Okada, Yasuhiro Takeda, dan Shinji Higuchi. Proyek pertama mereka adalah animasi pendek untuk Nihon SF Taikai (Konvensi Fiksi Ilmiah Jepang) Tahunan ke-20 yang juga dikenal sebagai Daicon III, yang diselenggarakan pada tahun 1981 di Osaka, Jepang. Film pendek tersebut menceritakan seorang gadis yang berjuang melawan banyak monster, robot, dan pesawat ruang angkasa dari pertunjukan fiksi ilmiah di televisi dan film yang sudah ada (termasuk Ultraman, Gundam, Space Runaway Ideon, Space Battleship Yamato, Star Trek, Star Wars, Godzilla) sampai akhirnya gadis tersebut sampai di sebuah gurun dan menuangkan segelas air ke sebuah lobak cina (Daikon dalam bahasa Jepang) kering yang segera segar dan tumbuh menjadi sebuah pesawat ruang angkasa yang besar, menyinari gadis itu dari atas, dan gadis itu melayang naik mengikuti sinar itu. Meski pun animasi pendek ini terkesan ambisius, sebenarnya animasi ini kasar dan berkualitas rendah.", "question_text": "Kapan Gainax didirikan?", "answers": [{"text": "1980", "start_byte": 30, "limit_byte": 34}]} {"id": "-1498734437264201934-34", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Ibukota kemudian disepakati pindah ke Berlin lagi pada tahun 1994 (berdasarkan Akta Berlin/Bonn). Relokasi pemerintahan baru selesai pada tahun 1999.[24] Bonn sendiri mendapatkan status sebagai Bundesstadt (kota federal) karena menjadi tempat beberapa kementrian.[25] Sejak bersatu, Jerman menjadi lebih aktif dalam keanggotaannya di Uni Eropa dan NATO. Jerman mengirim pasukan perdamaian untuk menjaga stabilitas di Balkan dan mengirim pasukan tentara ke Afganistan sebagai usaha meredam pasukan Taliban.[26] Penurunan pasukan ini menjadi kontroversial karena menurut aturan domestik mereka, Jerman mengirim pasukan hanya untuk peran pertahanan.[27] Pada tahun 2005, Angela Merkel menjadi Kanselir Jerman wanita pertama dengan koalisi besar di pemerintahan.[23]", "question_text": "Apa nama ibukota Jerman ?", "answers": [{"text": "Berlin", "start_byte": 38, "limit_byte": 44}]} {"id": "3533454330783422032-0", "language": "indonesian", "document_title": "Chaozhou", "passage_text": "Chaozhou (Chinese:潮州; arti harfiah \"prefektur (wilayah) pasang\"; pinyin:Cháozhōu; Wade–Giles:Ch'ao²-chou¹), juga ditulis dengan nama Chiuchow, Chaochow, Teochew, atau Tiochiu adalah sebuah kota di bagian timur Provinsi Guangdong, Republik Rakyat Tiongkok. Chaozhou berbatasan dengan Shantou di Selatan, Jieyang di Barat Daya, Meizhou di Barat Laut, Provinsi Fujian di Timur, dan Laut China Selatan di Tenggara. Secara administrasi pemerintahan, Chaozhou merupakan sebuah kota setingkat prefektur dengan wilayah yurisdiksi (hukum) seluas 3.110 km2 dan total populasi 2.669.844 jiwa.[1]\nBersama-sama dengan Shantou dan Jieyang, Chaozhou adalah bagian dari wilayah Chaoshan.", "question_text": "Berapa luas kota Chaozhou?", "answers": [{"text": "3.110 km2", "start_byte": 547, "limit_byte": 556}]} {"id": "-2460690974903621419-2", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Meybrat", "passage_text": "Suku Meybrat mayoritas adalah penganut agama Nasrani , yaitu agama Kristen Katolik dan Kristen Protestan. Mereka kebanyakan bermukim di sepanjang jalan-jalan utama antardesa yang menuju ke kota kecamatan. Sementara itu, dalam hal pendidikan, generasi muda Suku Meybrat juga banyak menempuh pendidikan baik di wilayah Papua seperti Jayapura, Manokwari, dan Sorong, maupun ke luar daerah seperti Jawa, Sulawesi, dan Sumatera. Meskipun perkembangan sosial yang mereka alami tersebut juga dialami oleh beberapa suku lokal lain di Papua, Suku Meybrat tetap memiliki perbedaan, terutama dalam hal tampilan kebudayaan maupun ritus adat istiadat. Perbedaan itu dicerminkan dalam pengujaran bahasa-bahasa yang sangat berbeda dengan bahasa yang digunakan suku-suku lain dalam kesehariannya. Suku Meybrat menggunakan Bahasa Meybrat dalam kehidupan sehari-hari. Bahasa tersebut menjadi bahasa utama, bukan hanya dalam aktivitas keseharian, melainkan juga penyelenggaraan upacara adat dan ritual keagamaan tertentu.[3]", "question_text": "Apakah bahasa Suku Meybrat?", "answers": [{"text": "Bahasa Meybrat", "start_byte": 806, "limit_byte": 820}]} {"id": "6911440083606108079-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Maurya", "passage_text": "Kekaisaran Maurya diperintah oleh Dinasti Maurya yang didirikan oleh Candragupta di Pataliputra (sekarang disebut Patna) di Magadha, India timur laut. Pada 322 SM, Chandragupta naik tahta hasil dari kudeta yang dipimpinnya dari dinasti Nanda. Pada masa pemerintahan Chandragupta merupakan persinggungan antara India dengan bangsa asing, tepatnya kekaisaran Macedonia yang dipimpin oleh Alexander Agung. Peristiwa ini berlangsung 2 tahun sebelum Chandragupta naik tahta. Kedatangan Macedonia selain dengan maksud politis, juga dengan maksud menyebarkan kebudayaan barat ke timur. Pasca ekspansi bangsa barat adalah kemunculan budaya hellenisme, yakni perpaduan antara budaya timur dengan budaya barat (helenis: Yunani, yangg sedang berkembang saat itu).", "question_text": "Kapan dinasti Chandragupta berdiri ?", "answers": [{"text": "322 SM", "start_byte": 156, "limit_byte": 162}]} {"id": "3774536638800898375-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lubang hitam", "passage_text": "Teori adanya lubang hitam pertama kali diajukan pada abad ke-18 oleh John Michell and Pierre-Simon Laplace, selanjutnya dikembangkan oleh astronom Jerman bernama Karl Schwarzschild, pada tahun 1916, dengan berdasar pada teori relativitas umum dari Albert Einstein, dan semakin dipopulerkan oleh Stephen William Hawking.", "question_text": "Pada abad ke berapa lubang hitam ditemukan?", "answers": [{"text": "18", "start_byte": 61, "limit_byte": 63}]} {"id": "9039213602454788532-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemilihan umum legislatif Indonesia 1955", "passage_text": "\nPemilihan Umum Indonesia 1955 adalah pemilihan umum pertama di Indonesia yang diadakan pada tahun 1955. Pemilu ini sering dikatakan sebagai pemilu Indonesia paling demokratis. Pemilu tahun 1955 ini dilaksanakan saat keamanan negara masih kurang kondusif; beberapa daerah dirundung kekacauan oleh DI/TII (Darul Islam/Tentara Islam Indonesia) khususnya pimpinan Kartosuwiryo. Dalam keadaan seperti ini, anggota angkatan bersenjata dan polisi juga memilih. Mereka yang bertugas di daerah rawan digilir datang ke tempat pemilihan. Pemilu akhirnya pun berlangsung aman. Pemilu ini bertujuan memilih anggota-anggota DPR dan Konstituante.", "question_text": "Kpan pemilu pertama dilakukan di Indonesia?", "answers": [{"text": "1955", "start_byte": 99, "limit_byte": 103}]} {"id": "2051949352371151364-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kaus oblong", "passage_text": "T- Shirt atau kaos oblong pada awalnya digunakan sebagai pakaian dalam tentara Inggris dan Amerika pada abad 19 sampai awal abad 20. Asal muasal nama inggrisnya, T-shirt, tidak diketahui secara pasti. Teori yang paling umum diterima adalah nama T-shirt berasal dari bentuknya yang menyerupai huruf \"T\", atau di karenakan pasukan militer sering menggunakan pakaian jenis ini sebagai \"training shirt\"\n", "question_text": "dari manakah asal kata T-shirt?", "answers": [{"text": "bentuknya yang menyerupai huruf \"T\", atau di karenakan pasukan militer sering menggunakan pakaian jenis ini sebagai \"training shirt\"", "start_byte": 266, "limit_byte": 398}]} {"id": "-4649872648923663714-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bursa Efek Indonesia", "passage_text": "Bursa Efek Indonesia berpusat di Gedung Bursa Efek Indonesia, Kawasan Niaga Sudirman, Jalan Jenderal Sudirman 52-53, Senayan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.", "question_text": "dimanakah kantor pusat bursa efek Indonesia?", "answers": [{"text": "Gedung Bursa Efek Indonesia, Kawasan Niaga Sudirman, Jalan Jenderal Sudirman 52-53, Senayan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan", "start_byte": 33, "limit_byte": 157}]} {"id": "1382201021051716755-28", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Jenderal Soeharto ditetapkan sebagai pejabat presiden pada 12 Maret 1967 setelah pertanggungjawaban Presiden Soekarno (NAWAKSARA) ditolak MPRS. Kemudian, Soeharto menjadi presiden sesuai hasil Sidang Umum MPRS (Tap MPRS No XLIV/MPRS/1968) pada 27 Maret 1968. Selain sebagai presiden, ia juga merangkap jabatan sebagai Menteri Pertahanan/Keamanan. Pada 1 Juni 1968 Lama. Mulai saat ini dikenal istilah Orde Baru. Susunan kabinet yang diumumkan pada 10 Juni 1968 diberi nama Kabinet Pembangunan \"Rencana Pembangunan Lima Tahun\" I. Pada 15 Juni 1968, Presiden Soeharto membentuk Tim Ahli Ekonomi Presiden yang terdiri atas Prof Dr Widjojo Nitisastro, Prof Dr Ali Wardhana, Prof Dr Moh Sadli, Prof Dr Soemitro Djojohadikusumo, Prof Dr Subroto, Dr Emil Salim, Drs Frans Seda, dan Drs Radius Prawiro.", "question_text": "kapankah presiden Soeharto mendirikan Kabinetnya pertama kali?", "answers": [{"text": "10 Juni 1968", "start_byte": 448, "limit_byte": 460}]} {"id": "-4379708086479092080-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "Apa nama mata uang China ?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-918091113914147256-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paleozoikum", "passage_text": "Paleozoikum (atau Palaeozoic) Era (/ ˌ p eɪ l i ə z oʊ ɪ k, ˌ p æ - /; dari palaios Yunani (παλαιός), \"tua\" dan zoe (ζωή), \"hidup\", yang berarti \"kehidupan purba\" adalah awal dari tiga era geologi pada zaman Fanerozoikum, mulai dari 541 sampai 252,17 juta tahun yang lalu. Era ini merupakan yang terlama dari era Fanerozoikum, dan dibagi menjadi enam periode geologi (dari yang terlama ke termuda): Kambrium, Ordovisium, Silur, Devon, Carbonivera, dan Permia. Paleozoikum datang setelah Era Neoproterozoikum dari zaman Proterozoikum, dan diikuti oleh Era Mesozoikum.", "question_text": "berapa lamakah Paleozoikum Era?", "answers": [{"text": "541 sampai 252,17 juta tahun yang lalu", "start_byte": 250, "limit_byte": 288}]} {"id": "806501575923399677-1", "language": "indonesian", "document_title": "Monarki", "passage_text": "Monarki (atau Kerajaan) berasal dari bahasa Yunani monos (μονος) yang berarti satu, dan archein (αρχειν) yang berarti pemerintah. Monarki merupakan sejenis pemerintahan yang dipimpin oleh seorang penguasa monarki. Monarki atau sistem pemerintahan kerajaan adalah sistem tertua di dunia. Pada awal kurun ke-19, terdapat lebih 900 tahta kerajaan di dunia, tetapi menurun menjadi 240 dalam abad ke-20. Sedangkan pada dekade kedelapan abad ke-20, hanya 40 takhta saja yang masih ada. Dari jumlah tersebut, hanya empat negara mempunyai penguasa monarki yang mutlak dan selebihnya memiliki sistem monarki konstitusional.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan pemerintahan monarki ?", "answers": [{"text": "pemerintahan yang dipimpin oleh seorang penguasa monarki", "start_byte": 167, "limit_byte": 223}]} {"id": "4371442718484368467-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Pramuka Indonesia", "passage_text": "Kepramukaan adalah proses pendidikan di luar lingkungan sekolah dan di luar lingkungan keluarga dalam bentuk kegiatan menarik, menyenangkan, sehat, teratur, terarah, praktis yang dilakukan di alam terbuka dengan Prinsip Dasar Kepramukaan dan Metode Kepramukaan, yang sasaran akhirnya pembentukan watak, akhlak, dan budi pekerti luhur. Kepramukaan adalah sistem pendidikan kepanduan yang disesuaikan dengan keadaan, kepentingan, dan perkembangan masyarakat, dan bangsa Indonesia.", "question_text": "Apa tujuan pembentukan Gerakan kepanduan?", "answers": [{"text": "pembentukan watak, akhlak, dan budi pekerti luhur", "start_byte": 284, "limit_byte": 333}]} {"id": "-3861477897729579559-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teori kelas Marxisme", "passage_text": "Teori kelas Maxisme bertumpu pada pemikiran bahwa sejarah dari masyarakat yang ada sampai sekarang adalah sejarah perjuangan kelas.[1] Dengan kata lain, teori kelas berpraanggapan bahwa pelaku utama dalam masyarakat adalah kelas-kelas sosial.[2] Misalnya saja keterasingan manusia adalah hasil penindasan suatu kelas oleh kelas lainnya.[2] Teori yang dikemukakan oleh Karl Marx ini bukanlah teori yang eksplisit, melainkan sebuah latar belakang uraian Marx tentang hukum perkembangan sejarah, kapitalisme dan sosialisme.[2] Dalam teori ini, Marx membedakan masyarakat berdasarkan mode produksi (teknologi dan pembagian kerja).[3] Dari masing-masing mode produksi tersebut lahir sistem kelas yang berbeda dimana suatu kelas mengontrol sistem produksi (kelas pemilik modal) dan kelas yang lain merupakan produsen langsung serta penyedia layanan untuk kelas dominan (kelas buruh).[3] Faktor ekonomi inilah yang akhirnya mengatur hubungan sosial pada masyarakat kapitalisme.[4]", "question_text": "Siapakah yang pertama kali mempelajari Teori kelas Maxisme ?", "answers": [{"text": "Karl Marx", "start_byte": 368, "limit_byte": 377}]} {"id": "4537238769109378845-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas Gramedia", "passage_text": "\nKompas Gramedia, disingkat KG, adalah perusahaan Indonesia yang bergerak di bidang media massa yang didirikan pada tanggal 17 Agustus 1963, berawal dari terbitnya Majalah Intisari, Oleh P.K. Ojong dan Jakob Oetama. Kehadiran Kompas Gramedia tidak terlepas dari sejarah panjang demi mencapai cita-cita mulia dalam rangka mencerdaskan bangsa.", "question_text": "Siapakah pendiri Kompas Gramedia?", "answers": [{"text": "P.K. Ojong dan Jakob Oetama", "start_byte": 187, "limit_byte": 214}]} {"id": "-188940248473308820-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee Pakistan", "passage_text": "Rupee Pakistan (Urdu: روپیہ‎) (tanda: Rs; kode: PKR) adalah mata uang Pakistan. Dikeluarkannya mata uang ini dikontrol oleh Bank Negara Pakistan. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Di Pakistan, rupee juga disebut \"rupees\", \"rupaya\" atau \"rupaye\".", "question_text": "apakah nama mata uang Pakistan?", "answers": [{"text": "Rupee Pakistan", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-4351680324683155114-0", "language": "indonesian", "document_title": "Artropoda", "passage_text": "Artropoda adalah filum yang paling besar dalam dunia hewan dan mencakup serangga, laba-laba, udang, lipan, dan hewan sejenis lainnya. Artropoda biasa ditemukan di laut, air tawar, darat, dan lingkungan udara, termasuk berbagai bentuk simbiosis dan parasit. Kata artropoda berasal dari bahasa Yunani ἄρθρον árthron, \"ruas, buku, atau segmen\", dan πούς pous (podos), \"kaki\", yang jika disatukan berarti \"kaki berbuku-buku\"[2]. Artropoda juga dikenal dengan nama hewan berbuku-buku atau hewan beruas.", "question_text": "Berasla dari bahasa apakah Artropoda?", "answers": [{"text": "Yunani", "start_byte": 292, "limit_byte": 298}]} {"id": "5377246489157637411-0", "language": "indonesian", "document_title": "Theremin", "passage_text": "\nTheremin adalah sebuah alat musik elektronik yang ditemukan pada tahun 1920, dan kemudian dipatenkan tahun 1928 oleh seorang ahli ilmu fisika bernama Lev Termen (Leon Theremin), dan masih dipakai hingga kini. Alat musik ini berasal dari Rusia. Di antara semua alat musik, Theremin ini cukup unik, karena untuk memainkannya tidak diperlukan kontak fisik secara langsung oleh pemainnya, jadi pemain Theremin cukup melambaikan tangannya di atas Theremin. Prinsip kerja Theremin adalah melalui frekuensi radio yang dihasilkan oleh antena pada Theremin dan kapasitor variabel yang menghasilkan frekuensi itu. Pada Theremin terdapat 2 frekuensi, dimana yang satu untuk mengatur pitch atau untuk memainkan nadanya, dan yang satu untuk mengatur volume. Gerakan tangan di dekat antena yang mengatur frekuensi mengubah sirkuit-sirkuit pada Theremin, yang kemudian mengontrol sinyal suara untuk disalurkan ke speaker.\nSuara yang dihasilkan oleh Theremin seringkali diasosiakan pada suara yang memiliki kesan menyeramkan (membuat merinding) sehingga kerap kali penggunaan Theremin dilakukan dalam pembuatan soundtrack dalam film seperti Miklos Rozsa's dalam film Spellbound and The Lost Weekend, Bernard Herrmann's dalam film The Day the Earth Stood Still yang digunakan juga dalam drama Midsomer Murders.", "question_text": "Dimana alat musik Theremin pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "Rusia", "start_byte": 238, "limit_byte": 243}]} {"id": "2714339941502065293-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Jerman", "passage_text": "Deutsche Mark (DM, DEM) atau Mark Jerman adalah mata uang resmi Jerman Barat dari 1948 hingga penyatuan Jerman pada 1990 dan mata uang resmi Jerman sejak saat itu hingga diperkenalkannya euro pada 1999. Deutsche Mark pertama kali dikeluarkan pada tahun 1948 saat pendudukan sekutu menggantikan Reichsmark. Tahun 1999, ketika mark digantikan euro, koin dan uang kertas mark masih beredar hingga awal 2002.", "question_text": "Apa mata uang Jerman?", "answers": [{"text": "Deutsche Mark", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "3848177267510330865-0", "language": "indonesian", "document_title": "Beatrix dari Belanda", "passage_text": "Beatrix (Beatrix Wilhelmina Armgard, Dutch pronunciation:[ˈbeːjaˌtrɪks ˌʋɪlɦɛlˈmina ˈɑrmɣɑrt](listen); lahir 31 Januari 1938), adalah seorang ratu dari Kerajaan Belanda sejak 1980 hingga 2013. Ia adalah putri pertama dari Ratu Juliana dari Belanda dan Pangeran Bernhard dari Lippe-Biesterfeld. Pada tahun 1966, ia menikah dengan Claus von Amsberg dan memiliki tiga anak: Pangeran Willem-Alexander (lahir 1967), Pangeran Friso (lahir 1968), dan Pangeran Constantijn (lahir 1969). Ketika Ratu Juliana turun takhta pada tanggal 30 April 1980, Beatrix menggantikannya sebagai Ratu Belanda. Pada 6 Oktober 2002, suaminya meninggal. Pada tanggal 30 April 2013, Ia menyerahkan takhta Kerajaan Belanda kepada putranya Pangeran Oranye Willem-Alexander. Upacara penobatan diadakan di Nieuwe Kerk, Gereja Baru, di sebelah istana[1][2].", "question_text": "Siapakah ayah ratu Beatrix?", "answers": [{"text": "Pangeran Bernhard dari Lippe-Biesterfeld", "start_byte": 266, "limit_byte": 306}]} {"id": "4960687987065729956-1", "language": "indonesian", "document_title": "Honeywell", "passage_text": "Honeywell adalah salah satu perusahaan yang masuk dalam daftar Fortune 500. Pada tahun 2014, Honeywell menempati peringkat ke-74 di daftar ini.[4]Honeywell mempekerjakan sekitar 130.000 orang di seluruh dunia, dengan 58.000 orang diantaranya dipekerjakan di Amerika Serikat.[5] Honeywell berkantor pusat di Morris Plains, New Jersey. CEO Honeywell saat ini adalah David M. Cote.[6][7] Honeywell dan pendahulunya sempat menjadi salah satu komponen Dow Jones Industrial Average, dari tanggal 7 Desember 1925 hingga 9 Februari 2008.", "question_text": "dimanakah kantor pusat Honeywell International, Inc.?", "answers": [{"text": "Morris Plains, New Jersey", "start_byte": 307, "limit_byte": 332}]} {"id": "-7472883655863238148-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kementerian Keuangan Indonesia", "passage_text": "Kementerian Keuangan mempunyai motto Nagara Dana Rakça yang berarti Penjaga Keuangan Negara terletak di Jalan Dr. Wahidin Nomor 1 dan Jalan Lapangan Banteng Timur Nomor 2-4, Jakarta Pusat. Keduanya merupakan kompleks yang terdiri dari beberapa gedung yang letaknya saling berseberangan. Kebanyakan instansi setingkat eselon I di bawah Kementerian Keuangan bertempat di lokasi ini. Instansi eselon I di bawah Kementerian Keuangan yang tidak berkantor pusat di dalam komplek tersebut antara lain Direktorat Jenderal Pajak (Jalan Gatot Subroto No. 40-42), Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (Jalan Jenderal Ahmad Yani, Rawamangun), dan Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan (Jalan Purnawarman No.99 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan).", "question_text": "dimanakah alamat kantor pusat perpajakan indonesia?", "answers": [{"text": "Jalan Gatot Subroto No. 40-42", "start_byte": 522, "limit_byte": 551}]} {"id": "-7349336396914968613-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekologi", "passage_text": "\n\nEkologi adalah ilmu yang mempelajari interaksi antara organisme dengan lingkungannya dan yang lainnya. Berasal dari kata Yunani oikos (\"habitat\") dan logos (\"ilmu\"). Ekologi diartikan sebagai ilmu yang mempelajari baik interaksi antar makhluk hidup maupun interaksi antara makhluk hidup dan lingkungannya. Istilah ekologi pertama kali dikemukakan oleh Ernst Haeckel (1834 - 1914).[1] Dalam ekologi, makhluk hidup dipelajari sebagai kesatuan atau sistem dengan lingkungannya.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan ekologi?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari interaksi antara organisme dengan lingkungannya dan yang lainnya", "start_byte": 17, "limit_byte": 103}]} {"id": "-1717406471937500067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hunter × Hunter", "passage_text": "Hunter × Hunter(ハンター×ハンター,Hantā Hantā) adalah serial manga karya Yoshihiro Togashi, yang bercerita tentang anak laki-laki berusia 12 tahun bernama Gon Freecss, dan usahanya untuk menemukan ayahnya, Ging Freecss. Ging adalah seorang Hunter, yang dalam cerita Hunter × Hunter yaitu anggota dari suatu kelompok elit yang memiliki segala macam izin untuk melakukan apapun dimanapun.", "question_text": "Siapa pencipta anime Hunter × Hunter?", "answers": [{"text": "Yoshihiro Togashi", "start_byte": 85, "limit_byte": 102}]} {"id": "-5996868361054249312-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Probolinggo", "passage_text": "Kabupaten Probolinggo adalah salah satu kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Timur. Berada pada posisi 112'50' - 113'30' Bujur Timur (BT) dan 7'40' - 8'10' Lintang Selatan (LS) dengan luas wilayah sekitar 169.616,65 Ha atau + 1696,17 Km2 (1,07% dari luas daratan dan lautan dari Profinsi Jawa Timur.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Probolinggo?", "answers": [{"text": "169.616,65 Ha", "start_byte": 209, "limit_byte": 222}]} {"id": "5496398247902147604-7", "language": "indonesian", "document_title": "Menstruasi", "passage_text": "Yaitu, luruh dan dikeluarkannya dinding rahim dari tubuh. Hal ini disebabkan berkurangnya kadar hormon seks. Hal ini secara bertahap terjadi pada hari ke-1 sampai 7.", "question_text": "Apa penyebab menstruasi?", "answers": [{"text": "berkurangnya kadar hormon seks", "start_byte": 77, "limit_byte": 107}]} {"id": "6007606223058448955-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jembatan Nasional Suramadu", "passage_text": "Ground Breaking pembangunan jembatan ini dilakukan oleh Presiden Megawati Soekarnoputri pada 20 Agustus 2003 dan dibangun serta diresmikan pembukaannya oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada 10 Juni 2009[1]. Pembangunan jembatan ini ditujukan untuk mempercepat pembangunan di Pulau Madura, meliputi bidang infrastruktur dan ekonomi di Madura yang relatif tertinggal dibandingkan kawasan lain di Provinsi Jawa Timur. Perkiraan biaya pembangunan jembatan ini adalah 4,5 triliun rupiah.", "question_text": "kapankah Perencanaan pembangunan jalan tol suramadu pertama kali dilakukan?", "answers": [{"text": "20 Agustus 2003", "start_byte": 93, "limit_byte": 108}]} {"id": "-5554342196752994131-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "kapankah ponsel genggam pertama di ciptakan?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "-8551991602363144632-0", "language": "indonesian", "document_title": "Polandia", "passage_text": "\nPolandia (Polish: Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Polish: Rzeczpospolita Polska[lower-alpha 1] [ʐɛt͡ʂpɔˈspɔlitaˈpɔlska](listen)) adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon). Polandia adalah negara anggota Uni Eropa. Ibukota Polandia dan kota terbesar adalah Warsawa.", "question_text": "apakah nama ibukota Polandia ?", "answers": [{"text": "Warsawa", "start_byte": 501, "limit_byte": 508}]} {"id": "-2379642047339429774-12", "language": "indonesian", "document_title": "Layanan pesan singkat", "passage_text": "Penkembangan SMS kemudian berlanjut dengan dibuatnya pengaturan tentang standar protokol kemudian dilanjutkan dengan pengaturan untuk jaringan pada tahun 1985-an yang pada awalnya hanya untuk di beberapa negara terutama kawasan Eropa. Dan untuk memastikan bahwa teknologi komunikasi ini benar-benar memenuhi standar, Implementasi dari konsep awal SMS kemudian dilakukan pada tahun 1990-an. Hasilnya, SMS pertama berhasil dikirim oleh jaringan SEMA group menggunakan PC ke handset Orbitel 901 dan diterima oleh jaringan di Inggris (UK) pada 3 desember 1992. Percobaan selanjutnya adalah SMS pertama dari telepon seluler untuk telepon seluler lainnya berhasil dilakukan oleh Riku Pihkonen, seorang mahasiswa teknik di pada tahun 1993. SMS kemudian berhasil untuk dikomersilkan dan kemudian berkembang pesat pada tahun 1993. Dimulai dari di Swedia oleh Aldicson dan TeliaSonera, dan kemudian diikuti oleh Fleet Call di US, Telenor di Norwegia dan BT celnet (sekarang ) di Inggris (UK).", "question_text": "Kapan sms pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "3 desember 1992", "start_byte": 542, "limit_byte": 557}]} {"id": "-934345578253253477-9", "language": "indonesian", "document_title": "The Raid", "passage_text": "Film ini adalah kerja sama kedua antara Gareth Evans dan Iko Uwais setelah film aksi pertama mereka, Merantau, yang diluncurkan pada tahun 2009. Sama halnya dengan Merantau, dalam proyek ini, mereka juga menonjolkan seni bela diri tradisional Indonesia, pencak silat, dalam tata laga mereka. Penata laga untuk The Raid adalah Iko Uwais dan Yayan Ruhian, sama seperti pada Merantau, dengan sejumlah ide dari Gareth Evans sendiri. Proses pengerjaan film ini dikerjakan selama tiga bulan. Selain kedua aktor laga tersebut, The Raid juga dibintangi oleh aktor kawakan di antaranya Ray Sahetapy, Donny Alamsyah, Pierre Gruno, dan Joe Taslim.", "question_text": "kapankah film merantau dirilis?", "answers": [{"text": "2009", "start_byte": 139, "limit_byte": 143}]} {"id": "-2433812984574508644-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Selatan", "passage_text": "Provinsi Sulawesi Selatan terletak di 0°12' - 8° Lintang Selatan dan 116°48' - 122°36' Bujur Timur. Luas wilayahnya 45.764,53 km². Provinsi ini berbatasan dengan Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat di utara, Teluk Bone dan Sulawesi Tenggara di timur, Selat Makassar di barat dan Laut Flores di selatan.", "question_text": "berapakah luas Sulawesi Selatan?", "answers": [{"text": "45.764,53 km²", "start_byte": 120, "limit_byte": 134}]} {"id": "1151564004455529272-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Okinawa", "passage_text": "Pulau Okinawa (沖縄本島 Okinawa-hontō, atau 沖縄島 Okinawa-jima) adalah pulau terbesar di Kepulauan Okinawa sekaligus di Kepulauan Ryukyu, Jepang. Kota Naha ibu kota Prefektur Okinawa berada di Pulau Okinawa. Pulau ini luasnya 1.201,03km2 dan jaraknya kira-kira 640km sebelah selatan pulau-pulau utama Jepang. Okinawa adalah tempat kelahiran olahraga bela diri karate.", "question_text": "Dimanakah letak Pulau Okinawa?", "answers": [{"text": "Kepulauan Okinawa sekaligus di Kepulauan Ryukyu, Jepang", "start_byte": 98, "limit_byte": 153}]} {"id": "-4965307391100376219-0", "language": "indonesian", "document_title": "Li Jiancheng", "passage_text": "Li Jiancheng (Hanzi: 李建成, 589-2 Juli 626) adalah putra mahkota pertama Dinasti Tang namun tak pernah berkesempatan menduduki tahtanya. Ia adalah putra sulung dan calon penerus Li Yuan, sang pendiri Dinasti Tang. Walaupun telah membuktikan dirinya sebagai jenderal yang mampu di medan perang dan memberi kontribusi yang tidak sedikit bagi berdirinya Dinasti Tang, prestasi dan popularitasnya tidak mampu menyaingi adiknya sendiri, Li Shimin. Kedua saudara itu pun terpecah dalam faksi yang saling berlawanan, Li Jiancheng mendapat dukungan dari adiknya yang lain, Li Yuanji, Pangeran Qi. Perselisihan mereka mencapai klimaksnya pada tahun 626, ia dibunuh oleh Li Shimin dalam Kudeta di Gerbang Xuanwu, sementara Li Yuanji juga terbunuh oleh Jenderal Yuchi Jingde, salah seorang bawahan Li Shimin.", "question_text": "Mengapa Li Jiancheng tak pernah berkesempatan menduduki tahtanya?", "answers": [{"text": "prestasi dan popularitasnya tidak mampu menyaingi adiknya sendiri, Li Shimin", "start_byte": 369, "limit_byte": 445}]} {"id": "3202384670036666349-30", "language": "indonesian", "document_title": "Tjipto Mangoenkoesoemo", "passage_text": "Dalam pembuangan, penyakit asmanya kambuh. Beberapa kawan Cipto kemudian mengusulkan kepada pemerintah agar Cipto dibebaskan. Ketika Cipto diminta untuk menandatangani suatu perjanjian bahwa dia dapat pulang ke Jawa dengan melepaskan hak politiknya, Cipto secara tegas mengatakan bahwa lebih baik mati di Banda daripada melepaskan hak politiknya. Cipto kemudian dialihkan ke Makasar, dan pada tahun 1940 Cipto dipindahkan ke Sukabumi. Kekerasan hati Cipto untuk berpolitik dibawa sampai meninggal pada 8 Maret 1943.", "question_text": "Kapan dr. Tjipto Mangoenkoesoemo meninggal ?", "answers": [{"text": "8 Maret 1943", "start_byte": 502, "limit_byte": 514}]} {"id": "5020096562010671200-4", "language": "indonesian", "document_title": "Alifonso I dari Aragon", "passage_text": "Alifonso merupakan seorang pejuang (ia bertarung sebanyak dua puluh sembilan pertempuran melawan Kristen atau Moor), ia menikah (di atas 30 tahun dan masih bujangan) pada tahun 1109 dengan Ratu Urraca dari León, janda Raymond dari Bourgogne. Pernikahan tersebut diatur oleh ayahandanya, Alfonso VI dari León pada tahun 1106 untuk menyatukan dua kepala negara Kristen melawan Murabithun, dan untuk menyediakan mereka dengan seorang pemimpin militer yang cakap. Namun Urraca adalah seorang ratu penguasa yang ulet dan tidak belajar akhlak di dalam rumah tangga poligami ayahandanya. Pasangan tersebut kerap bertengkar karena perbedaan usia dan memulai perang terbuka, yang bahkan menempatkan Urraca di dalam pengepungan di Astorga pada tahun 1112.[2] Alifonso mendapat dukungan dari sebagian bangsawan yang memiliki akun yang membingungkan. Sebagai seorang prajurit yang lebih unggul dari lawan-lawannya, ia memenangkan Pertempuran Candespina dan Pertempuran Viadangos, namun satu-satunya pendukungnya yang terpercaya berasal dari Aragon, yang tidak cukup jumlahnya untuk menjaga Kastilia dan León yang ditundukkan. Pernikahan Alifonso dan Urraca itu dibatalkan oleh Paus, karena mereka adalah sepupu kedua, pada tahun 1110, namun ia mengabaikan keputusan paus dan meneruskan hubungannya dengan Urraca sampai dengan tahun 1114.[3] Selama pernikahannya, ia menjuluki dirinya \"Raja dan Kaisar Kastilia, Toledo, Aragón, Pamplona, Sobrarbe, dan Ribagorza\" di dalam pengakuannya atas hak-haknya sebagai suami Urraca; warisan tanah-tanahnya dari ayahandanya, termasuk kerajaan pamandanya yang besar, Gonzalo; dan hak prerogatif untuk menaklukkan Andalusia dari Muslim. Ia memasukkan gelar imperator dengan basis bahwa ia telah menguasai tiga kerajaan di bawah pemerintahannya.", "question_text": "Siapakah istri Alifonso I?", "answers": [{"text": "Ratu Urraca", "start_byte": 189, "limit_byte": 200}]} {"id": "-993960229305963449-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Methodist Indonesia", "passage_text": "Methodisme datang ke Indonesia pertama kali pada tahun 1905 setelah para misionaris Amerika mulai bekerja di Malaysia dan Singapura. Gereja Methodis di Indonesia saat itu adalah satu-satunya gereja yang tidak dimulai oleh para misionaris Belanda ataupun Jerman.[1]", "question_text": "Kapan Methodisme pertama kali datang ke Indonesia?", "answers": [{"text": "1905", "start_byte": 55, "limit_byte": 59}]} {"id": "-3776886661966385877-0", "language": "indonesian", "document_title": "Walisongo", "passage_text": "Walisongo atau Walisanga dikenal sebagai penyebar agama Islam di tanah Jawa pada abad ke 14. Mereka tinggal di tiga wilayah penting pantai utara Pulau Jawa, yaitu Surabaya-Gresik-Lamongan-Tuban di Jawa Timur, Demak-Kudus-Muria di Jawa Tengah, dan Cirebon di Barang.", "question_text": "Siapa tokoh wali yang menyebarkan Islam di tanah Jawa?", "answers": [{"text": "Walisongo", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "6697329902193653063-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kata majemuk", "passage_text": "Kata majemuk atau kompositum adalah gabungan morfem dasar yang seluruhnya berstatus sebagai kata yang mempunyai pola fonologis, gramatikal, dan semantis yang khusus menurut kaidah bahasa yang bersangkutan. [1] Pola khusus tersebut membedakannya dengan frasa atau gabungan kata--gabungan morfem yang bukan kata majemuk. Misalnya, dalam bahasa Indonesia, kamar mandi adalah kata majemuk, sedangkan baju hijau adalah frasa; dalam bahasa Inggris, blackbird adalah kata majemuk, sedangkan black bird adalah frasa. [2]", "question_text": "Apa itu kata majmuk?", "answers": [{"text": "gabungan morfem dasar yang seluruhnya berstatus sebagai kata yang mempunyai pola fonologis, gramatikal, dan semantis yang khusus menurut kaidah bahasa yang bersangkutan", "start_byte": 36, "limit_byte": 204}]} {"id": "3106969132676290141-0", "language": "indonesian", "document_title": "Archimedes", "passage_text": "Archimedes dari Syracusa (sekitar 287 SM - 212 SM). Ia adalah ahli matematika dan penemu dari Yunani yang terkenal.[1] Ia belajar di kota Alexandria, Mesir. Pada waktu itu yang menjadi raja di Sirakusa adalah Hieron II, sahabat Archimedes. Archimedes sendiri adalah seorang matematikawan, astronom, filsuf, fisikawan, dan insinyur berbangsa Yunani. Ia dibunuh oleh seorang prajurit Romawi pada penjarahan kota Syracusa, meskipun ada perintah dari jendral Romawi, Marcellus bahwa ia tak boleh dilukai. Sebagian sejarahwan matematika memandang Archimedes sebagai salah satu matematikawan terbesar sejarah, mungkin bersama-sama Newton dan Gauss.", "question_text": "kapankah Archimedes dilahirkan?", "answers": [{"text": "287 SM", "start_byte": 34, "limit_byte": 40}]} {"id": "-196904523455690074-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paleolitikum", "passage_text": "Zaman Batu Tua atau Paleolitikum (Yunani:παλαιός (palaios) — purba dan λίθος (lithos) — batu) adalah zaman yang memiliki ciri khas berupa perkembangan alat-alat batu. Zaman ini mencakup sekitar 95% masa prasejarah teknologi manusia.[1] Zaman ini dimulai dari penggunaan alat batu pertama oleh hominin sekitar 3,3 juta tahun yang lalu hingga akhir Pleistosen sekitar 11.650 tahun yang lalu.[2] Zaman Paleolitikum digantikan oleh Mesolitikum, walaupun masa transisinya berbeda-beda di setiap wilayah.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan era Paleolitikum?", "answers": [{"text": "zaman yang memiliki ciri khas berupa perkembangan alat-alat batu", "start_byte": 117, "limit_byte": 181}]} {"id": "-1224297095894941918-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gelombang", "passage_text": "Gelombang adalah getaran yang merambat. Bentuk ideal dari suatu gelombang akan mengikuti gerak sinusoide. Selain radiasi elektromagnetik, dan mungkin radiasi gravitasional, yang bisa berjalan lewat ruang hampa udara, gelombang juga terdapat pada medium (yang karena perubahan bentuk dapat menghasilkan gaya pegas) di mana mereka dapat berjalan dan dapat memindahkan energi dari satu tempat ke tempat lain tanpa mengakibatkan partikel medium berpindah secara permanen; yaitu tidak ada perpindahan secara massal.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan gelombang ?", "answers": [{"text": "getaran yang merambat", "start_byte": 17, "limit_byte": 38}]} {"id": "7553902877593822315-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adipati", "passage_text": "Adipati (bahasa Sanskerta अधिपति, adhipati: \"tuan, kepala, atasan; pangeran, tuan tertinggi, raja\") adalah sebuah gelar kebangsawanan untuk orang yang menjabat sebagai kepala wilayah yang tunduk/bawahan dalam struktur pemerintahan kerajaan di Nusantara, seperti di Jawa dan Kalimantan. Wilayah yang dikepalai oleh seorang Adipati dinamakan Kadipaten.", "question_text": "Apa tugas utama seorang Adipati?", "answers": [{"text": "sebagai kepala wilayah", "start_byte": 172, "limit_byte": 194}]} {"id": "-139496311932946829-0", "language": "indonesian", "document_title": "MIS Miftahul Jannah", "passage_text": "MIS Miftahul Jannah atau nama sempurnanya Madrasah Ibtidaiyah Swasta Miftahul Jannah merupakan sebuah Madrasah Ibtidaiyah Swasta Swasta yang terletak di Jl. Pertengahan No. 27, Jakarta Timur, Indonesia.", "question_text": "Dimanakah letak MIS Miftahul Jannah?", "answers": [{"text": "Jl. Pertengahan No. 27, Jakarta Timur, Indonesia", "start_byte": 153, "limit_byte": 201}]} {"id": "3852323322011274243-1", "language": "indonesian", "document_title": "Traktat Stettin (1630)", "passage_text": "Setelah Kapitalisasi Franzburg pada tahun 1627, Kadipaten Pommern diduduki oleh pasukan Ferdinand II, Kaisar Romawi Suci, di bawah komando Albrecht von Wallenstein.[8] Intervensi Swedia dalam Perang Tiga Puluh Tahun dimulai dengan dukungan militer aktif Stralsund,[9] di mana sebuah pelabuhan Hanseatik Pommern yang sejak Pertempuran Stralsund berhasil melawan pendudukan kekaisaran dengan dukungan Denmark dan Swedia.[10] Swedia dan Stralsund menyimpulkan sebuah aliansi yang dijadwalkan selama dua puluh tahun.[11] Kampanye Denmark di Pommern dan bagian lain dari Kekaisaran Romawi Suci berakhir dengan Pertempuran Wolgast pada tahun 1628 dan Perjanjian Lübeck berikutnya pada tahun 1629.[9] Seluruh wilayah Jerman Utara diduduki oleh pasukan kaisar dan Liga Katolik, kecuali Stralsund.[12] Pada tahun 1629, kaisar memprakarsai pengkatolikan kembali wilayah-wilayah Protestan ini dengan menerbitkan Dekrit Restitusi.[13]", "question_text": "Dengan siapa Jerman berkonflik dalam Perang Tiga Puluh Tahun?", "answers": [{"text": "Denmark dan Swedia", "start_byte": 399, "limit_byte": 417}]} {"id": "-1971886888288336813-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yang Longyan", "passage_text": "Yang Longyan lahir pada tahun 897, pada masa pemerintahan Kaisar Tang Zhaozong; dia adalah putra kedua Yang Xingmi, yang, pada saat kelahirannya, adalah panglima perang besar sebagai gubernur militer (Jiedushi) dari Sirkuit Huainan (淮南, yang bermarkas di Yangzhou modern, Jiangsu).[7] Ibundanya adalah selir Yang Xingmi, Lady Shi, yang juga adalah ibunda kakandanya, Yang Wo. (Empat saudara laki-laki Yang Longyan semua tampaknya lahir dari ibu yang berbeda; Yang Pu dikenal dilahirkan dari Lady Wang, sementara ibu dari tiga bersaudara lainnya hilang dari sejarah.)[8] Setelah kematian Yang Xingmi pada tahun 905, Yang Wo mewarisi domainnya dan membawa gelar Pangeran Hongnong.[9]", "question_text": "Kapan Yang Longyan lahir?", "answers": [{"text": "tahun 897", "start_byte": 24, "limit_byte": 33}]} {"id": "494762742582339439-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yen", "passage_text": "jmpl|Uang logam Jepang, ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100, ¥500\nYen adalah mata uang Jepang. Simbol: ¥; atau dalam bahasa Jepang: en(円).", "question_text": "apakah nama mata uang Jepang ?", "answers": [{"text": "Yen", "start_byte": 59, "limit_byte": 62}]} {"id": "-4683896981079973011-1", "language": "indonesian", "document_title": "Adenosina trifosfat", "passage_text": "Adenosina trifosfat (ATP) adalah suatu nukleotida yang dalam biokimia dikenal sebagai \"satuan molekular\" pertukaran energi intraselular[1]; artinya, ATP dapat digunakan untuk menyimpan dan mentranspor energi kimia dalam sel. ATP juga berperan penting dalam sintesis asam nukleat. Molekul ATP juga digunakan untuk menyimpan energi yang dihasilkan tumbuhan dalam respirasi seluler. ATP yang berada di luar sitoplasma atau di luar sel dapat berfungsi sebagai agen signaling yang memengaruhi pertumbuhan dan respon terhadap perubahan lingkungan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan ATP?", "answers": [{"text": "suatu nukleotida yang dalam biokimia dikenal sebagai \"satuan molekular\" pertukaran energi intraselular", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "-5391115698569592961-14", "language": "indonesian", "document_title": "George McTurnan Kahin", "passage_text": "Kahin meninggal di Strong Memorial Hospital di Rochester, New York, pada tanggal 29 Januari 2000.[3] Beberapa bulan setelah kematiannya, sebuah upacara peringatan diadakan di Ithaca, New York, untuk dirinya dan untuk memperingati 25 tahun berakhirnya Perang Vietnam.[11] Sebuah memoar yang tidak pernah diselesaikannya, diterbitkan oleh istrinya, Audrey Richey Kahin (Kahin 2003). Kahin juga meninggalkan seorang putra bernama Brian, putri bernama Sharon, saudara perempuan bernama Peggy Kahin Webb, dan dua orang cucu.[2]", "question_text": "Kapan George McTurnan Kahin meninggal ?", "answers": [{"text": "29 Januari 2000", "start_byte": 81, "limit_byte": 96}]} {"id": "3490878922846716943-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Palembang", "passage_text": "\n\nKota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang adalah kota terbesar kedua di Sumatera setelah Medan. Kota Palembang memiliki luas wilayah 358,55km²[1] yang dihuni 1.573.898 jiwa (2018) dengan kepadatan penduduk 4.800 per km². Diprediksikan pada tahun 2030 mendatang kota ini akan dihuni 2,5 Juta orang. Pembangunan LRT (kereta api layang), dan rencana pembangunan sirkuit motor GP di kawasan Jakabaring dan sirkuit F1 di kawasan Tanjung Api-Api, merupakan proyek pengembangan Kota Palembang terkini.", "question_text": "Berapa luas daerah Palembang ?", "answers": [{"text": "358,55km²", "start_byte": 161, "limit_byte": 171}]} {"id": "-652273640607270786-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Berapakah banyak surah dalam Al-Quran ?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "-814540217903466735-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dharma (disambiguasi)", "passage_text": "Dharma atau darma (ejaan menurut KBBI) adalah sebuah istilah yang diambil dari bahasa Sanskerta dan arti dasarnya adalah kewajiban, aturan dan kebenaran. Selain dalam bahasa Melayu atau bahasa Indonesia dikenal pula kata derma yang berdasarkan kata ini pula. Kata dharma bisa merujuk beberapa hal.", "question_text": "Apa itu dharma?", "answers": [{"text": "istilah yang diambil dari bahasa Sanskerta dan arti dasarnya adalah kewajiban, aturan dan kebenaran", "start_byte": 53, "limit_byte": 152}]} {"id": "-532651899348482169-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sofía dari Spanyol", "passage_text": "Sophia lahir pada tanggal 2 November 1938, di Psychiko, Athena, Yunani, sebagai anak tertua dari Paulus, Raja Yunani, dan istrinya, Permaisuri Frederica. Frederica sendiri adalah putri dari Ernest Augustus, Adipati Braunschweig terakhir. Braunschweig sendiri adalah monarki di bawah Kekaisaran Jerman. Sofia memiliki dua adik, Konstantinus II yang merupakan Raja Yunani terakhir dan Putri Irene.", "question_text": "Dimana Sophia Margaret Victoria Frederica lahir?", "answers": [{"text": "Psychiko, Athena, Yunani", "start_byte": 46, "limit_byte": 70}]} {"id": "8000764361699294089-14", "language": "indonesian", "document_title": "Paul Newman", "passage_text": "Pada tahun 2005, Newman meraih penghargaan Emmy Award yang pertama, sekaligus penghargaan Screen Actors Guild Award dan Golden Globe Award untuk Aktor Pembantu Terbaik dalam miniseri Empire Falls. Selain itu, miniseri Empire Falls menghasilkan nominasi Emmy Award sebagai Produser Terbaik. Sebelumnya, Newman pernah menerima nominasi sebagai Aktor Terbaik kategori Miniseri atau Film Televisi untuk film Our Town (2003), dan Sutradara Terbaik kategori Miniseri atau Film Televisi untuk The Shadow Box (1980).", "question_text": "Kapan Paul Leonard Newman meraih Academy Award pertama kali?", "answers": [{"text": "2005", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "-4669131794045193679-2", "language": "indonesian", "document_title": "Audre Lorde", "passage_text": "Lorde lahir di New York City. Ia merupakan imigran Karibia, tepatnya dari Barbados dan Carriacou dari pasangan Frederick Byron Lorde (dikenal sebagai Byron) dan Linda Gertrude Belmar Lorde, yang menetap di Harlem. Ibu Lorde adalah seorang blasteran. Kulitnya putih dan menjadi sumber kebanggaan bagi keluarganya. Adapun kulit ayah Lorde lebih gelap seperti keluarga Belmar. Linda menikah dengan Byron karena pesona, ambisi dan ketekunan yang dimilikinya.[3] Lorde merupakan anak ketiga dari tiga bersaudara. Dua kakak perempuannya bernama Phyllis dan Helen. Semasa kecil ia sering mendengar cerita ibunya tentang Hindia Barat. Pada usia empat tahun, dia belajar untuk berbicara dan membaca. Di waktu yang sama ibunya juga mengajarkan dia untuk menulis. Dia menulis puisi pertamanya ketika dia masih duduk di kelas 2 SMP.", "question_text": "Dimana Audre Lorde lahir?", "answers": [{"text": "New York City", "start_byte": 15, "limit_byte": 28}]} {"id": "-2377884817532982834-3", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet Indonesia", "passage_text": "Di sekitar tahun 1994 mulai beroperasi IndoNet yang dipimpin oleh Sanjaya. IndoNet merupakan ISP komersial pertama Indonesia. Pada waktu itu pihak POSTEL belum mengetahui tentang celah-celah bisnis Internet & masih sedikit sekali pengguna Internet di Indonesia. Sambungan awal ke Internet dilakukan menggunakan dial-up oleh IndoNet, sebuah langkah yang cukup nekat barangkali. Lokasi IndoNet masih di daerah Rawamangun di kompleks dosen UI, kebetulan ayah Sanjaya adalah dosen UI.\nAkses awal di IndoNet mula-mula memakai mode teks dengan shell account, browser lynx dan email client pine serta chatting dengan conference pada server AIX.\nTahun 1995, pemerintah Indonesia melalui Departemen Pos Telekomunikasi menerbitkan izin untuk ISP yang diberikan kepada IndoNet yang dipimpin oleh Sanjaya dan Radnet pimpinan BRM.", "question_text": "Kapan Internet pertama masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "1994", "start_byte": 17, "limit_byte": 21}]} {"id": "7560472407392975613-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nikaragua", "passage_text": "Republik Nikaragua (b. Spanyol: República de Nicaragua) adalah sebuah negara berbentuk republik di Amerika Tengah yang berbatasan dengan Honduras di sebelah utara, Kosta Rika di selatan, Samudera Pasifik di barat, dan Laut Karibia di timur. Negara ini adalah yang terbesar di wilayah tersebut dan yang paling rendah kepadatan penduduknya.", "question_text": "Dimanakah letak Nikaragua?", "answers": [{"text": "Amerika Tengah", "start_byte": 100, "limit_byte": 114}]} {"id": "-4612676695507551864-13", "language": "indonesian", "document_title": "Yu Qian", "passage_text": "Pada 1457, Yu Qian yang telah berusia 59 tahun digiring ke pasar timur Beijing untuk dihukum mati. Setelah itu keluarganya dikirim ke pengasingan. Ketika istana mengirim prajurit untuk menyegel rumahnya dan menyita harta bendanya, mereka tidak menemukan barang berharga di rumah itu. Disana hanya terdapat buku-buku, senjata untuk latihan beladiri, dan peralatan rumah tangga seadanya. Para prajurit itu sangat terharu dan meneteskan air mata mengetahui pejabat yang demikian jujur dan setia harus berakhir setragis itu. Rakyat jelata juga sangat berduka setelah mendengar kabar ia dihukum mati. Pada tahun 1460, Shi Heng dan Cao Jixiang melakukan pemberontakan yang gagal. Saat itulah Zhengtong sangat menyesal telah menghukum mati Yu Qian. Ia merehabilitasi nama Yu Qian dan keluarganya. Jenazah Yu dibawa pulang ke kampung halamannya dan dimakamkan dengan layak di tepi Danau Barat (Xihu), Hangzhou.", "question_text": "Dimana Yu Qian meninggal?", "answers": [{"text": "Hangzhou", "start_byte": 893, "limit_byte": 901}]} {"id": "6000835484642642545-1", "language": "indonesian", "document_title": "Busana tradisional adat dayak", "passage_text": "Suku Dayak Kenyah Kalimantan Timur memiliki busana tradisional yang disebut sapei sapaq untuk kaum laki-laki dan ta'a untuk kaum perempuan, pakaian ta a terdiri dari semacam ikat kepala yang disebut da a yang dibuat dari pandan, umumnya yang menggunakan da a ini adalah para orang tua, baju atasannya disebut dengan nama sapei inoq serta bawahan dari busana tersebut berupa rok yang dikenal dengan nama ta a. Busana sapei sapaq untuk laki-laki tidak jauh berbeda coraknya dengan busana ta a, perbedaannya hanya pada pakaian atas saja yang dibuat berbentuk rompi ditambah dengan paduan busana bawahan berupa cawat yang diberi nama abet kaboq yaitu semacam celana pendek ketat, sedangkan untuk aksesoris pakaian ditambahkan dengan mandau yang diikat di pinggang.[1] Corak dari busana ini beragam ada yang bergambar burung enggang, harimau ataupun tumbuh-tumbuhan dimana jika dipakaian adat itu ada gambar enggang atau harimau berarti yang memakainya keturunan bangsawan. Kalau hanya motif tumbuhan saja berarti orang biasa saja.[2]", "question_text": "Apa nama pakaian adat suku dayak ?", "answers": [{"text": "sapei sapaq untuk kaum laki-laki dan ta'a untuk kaum perempuan", "start_byte": 76, "limit_byte": 138}]} {"id": "6496468984135386745-2", "language": "indonesian", "document_title": "O. Henry", "passage_text": "William Sidney Porter lahir pada 11 September 1862, di Greensboro, Carolina Utara. Nama tengahnya ketika bayi adalah Sidney. Ia mengubah ejaan nama tengahnya menjadi Sydney pada tahun 1898. Ayahnya adalah seorang dokter bernama Dr Algernon Sidney Porter (1825-1888), dan ibunya bernama Mary Jane Virginia Swaim Porter (1833-1865). Orang tuanya menikah pada 20 April 1858. Ketika William berusia tiga tahun, ibunya meninggal karena tuberkulosis. Ayahnya kemudian membawanya pindah ke rumah nenek dari pihak ibu. Sebagai seorang anak, Porter selalu membaca, mulai dari buku klasik hingga novel picisan. Karya favoritnya adalah cerita Seribu Satu Malam terjemahan Lane, dan Anatomy of Melancholy karya Robert Burton.[2]", "question_text": "Kapan William Sydney Porter lahir?", "answers": [{"text": "11 September 1862", "start_byte": 33, "limit_byte": 50}]} {"id": "-1424850823907848272-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Selatan", "passage_text": "\nSulawesi Selatan (disingkat Sulsel) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian selatan Sulawesi. Ibu kotanya adalah Makassar.", "question_text": "Apakah ibukota Sulawesi Selatan?", "answers": [{"text": "Makassar", "start_byte": 134, "limit_byte": 142}]} {"id": "-7462164822372279810-28", "language": "indonesian", "document_title": "Hogwarts", "passage_text": "Profesor Albus DumbledoreKepala Sekolah Sihir Hogwarts. Sebelumnya menjabat sebagai guru Transfigurasi saat Tom Marvolo Riddle (Lord Voldemort) masih bersekolah di Hogwarts. Ia memiliki seekor burung phoenix bernama Fawkes dan dahulu, Dumbledore-lah yang menitipkan Harry pada keluarga Dursley. Di akhir buku ke-enam, Dumbledore dibunuh oleh Severus Snape dengan mantra Avada Kedavra yang ternyata atas perintah Dumbledore sendiri[HP7].\nProfesor Minerva McGonagallWakil kepala sekolah yang mengepalai Asrama Gryffindor. Guru Transfigurasi pada masa Harry bersekolah. Ia dikenal mempunyai karakter bijak, tegas, dan adil. Belakangan, ia menjadi kepala sekolah setelah Dumbledore terbunuh.\nProfesor Filius FlitwickGuru Mantra (en: Charms). Perawakannya cebol—kemungkinan keturunan goblin—dan bersuara nyaring. Mengepalai Asrama Ravenclaw.\nProfesor Pomona SproutGuru Herbologi yang mengepalai Asrama Hufflepuff. Ia selalu berpenampilan kusut, berantakan dan pakaian yang dikenakannya biasanya terdapat noda tanah atau lumpur. Beberapa waktu setelah buku ketujuh, ia pensiun dan digantikan Neville Longbottom.\nProfesor Severus SnapeGuru ramuan yang sejak kedatangan Harry sudah membencinya seperti dulu Snape membenci ayahnya (James Potter). Ia memiliki kepercayaan penuh Dumbledore walaupun ia adalah bekas Pelahap Maut namun belakangan diketahui ia adalah agen ganda dan kemudian membunuh Dumbledore (di Pangeran Berdarah-Campuran). Pada buku ketujuh kemudian diketahui bahwa ia membunuh Dumbledore atas permintaan Dumbledore sendiri, dan Snape pernah beberapa kali menyelamatkan Harry Potter, dan Snape dibunuh oleh Voldemort. Dulu saat ia masih menjadi murid Hogwarts, ia adalah musuh bebuyutan James Potter dan kelompoknya, tetapi ia juga pernah diselamatkan oleh James Potter saat ia menyusup ke Shrieking Shack (Gubuk Menjerit) untuk mengintip Lupin yang sedang bertransformasi menjadi manusia serigala.\nProfesor BinnsGuru Sejarah Sihir, satu-satunya guru berwujud hantu. Diceritakan bahwa dulunya dia meninggal ketika duduk di depan perapian dan tak pernah sadar bahwa dirinya sudah mati meskipun sudah menjadi hantu. Binns mengajar dengan cara yang monoton sehingga kebanyakan murid (termasuk Harry) tertidur di kelasnya.\nProfesor Sibyll Patricia TrelawneyGuru Ramalan. Cara bicaranya dramatis dan suka sekali meramalkan kematian murid-muridnya (salah satunya adalah Harry). Dia adalah peramal yang dahulu pernah menyampaikan ramalan tentang Voldemort dan Harry kepada Dumbledore.\nProfesor Septima VectorGuru Arithmancy.\nProfesor Aurora SinistraGuru Astronomi.\nProfesor Quirinus QuirrellGuru Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam saat tahun pertama Harry. Ia adalah pemuda yang canggung dan cara bicaranya terbata-bata. Ia merupakan orang yang berhasil dipengaruhi Voldemort untuk menjadi induk semangnya. Tubuhnya hancur di ruangan Batu Bertuah.\nProfesor Gilderoy LockhartGuru Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam pada tahun kedua Harry. Ia adalah seseorang yang sangat sombong namun terkenal dan memiliki banyak penggemar. Buku-buku yang berisi petualangannya melawan sihir hitam semuanya adalah bohong. Ia hanya mendengar pengakuan atau cerita dari orang-orang yang melakukan hal tersebut lalu menjadikannya buku, dengan tokoh utama (yang melawan sihir hitam) adalah ia sendiri. Satu-satunya mantra yang dikuasainya dengan baik yaitu Jampi Memori. Tapi saat ia akan menyerang Harry Potter dengan jampi memori-nya, mantra itu malah mengenai dirinya (karena tongkat yang ia gunakan adalah tongkat Ron Weasley yang direkatkan dengan selotip) di Kamar Rahasia\nProfesor Remus John LupinGuru Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam pada tahun ketiga Harry. Ia adalah seorang manusia serigala (digigit oleh manusia serigala bernama Fenrir Greyback saat masih kecil). Salah satu sahabat dekat James Potter, ayah Harry. Ia mengundurkan diri dari Hogwarts pada akhir tahun ajaran karena identitasnya sebagai manusia serigala terbongkar.\nProfesor Alastor \"Mad-Eye\" Moody palsuGuru Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam saat tahun keempat Harry. Sebenarnya adalah Barty Crouch Jr. yang menyamar dengan Ramuan Polijus. Dialah guru yang memasukkan nama Harry ke dalam Piala Api dan memberi petunjuk padanya sepanjang tugas-tugas Turnamen Triwizard.\nProfesor Dolores Jane UmbridgeGuru Pertahanan Terhadap Ilmu Hitam saat tahun kelima Harry. Merupakan karyawati Kementerian Sihir dengan jabatan Asisten Senior Menteri. Setelah masuk Hogwarts, dia diangkat oleh Menteri Sihir Cornelius Fudge sebagai Inkuisitor Agung Hogwarts yang berhak membuat peraturan dan dekret, dan pada akhirnya, menjadi Kepala Sekolah Hogwarts. Perawakannya digambarkan seperti kodok besar dengan mata berkantung. Karakternya sangat jahat, lebih jahat dibandingkan dengan Snape. Pada akhirnya dia keluar (lebih tepatnya kabur) dari Hogwarts karena stress setelah dihadapkan dengan sekawanan centaurus yang dihinanya.\nProfesor Horace SlughornGuru Ramuan pada tahun keenam Harry. Merupakan salah satu sahabat lama Dumbledore yang dulunya merupakan murid Slytherin. Meskipun begitu, sikapnya menyenangkan dan suka berpesta. Ia adalah guru yang cenderung membeda-bedakan murid yang satu dengan yang lain. Ia sering tidak menganggap kehadiran Ronald Weasley. Prof. Slughorn adalah orang yang suka damai. Anak-anak yang dipandangnya memiliki kelebihan akan diundang ke pesta pribadinya dan langsung dijadikan anggota The Slug Club.\nArgus FilchPengurus Hogwarts yang dianggap menyebalkan oleh para murid karena menyukai segala kesempatan yang memungkinkannya menghukum mereka. Selalu berpakaian kumal dan compang-camping. Mempunyai seekor kucing bernama Mrs. Norris. Filch adalah seorang Squib (orang yang lahir dari keluarga penyihir tetapi tdak memiliki kemampuan sihir).\nRubeus HagridKeturunan raksasa yang menjadi pemegang kunci dan pengurus halaman Hogwarts. Merupakan sahabat baik Harry, Ron, dan Hermione. Mempunyai kecintaan berlebihan pada hewan-hewan berbahaya. Tinggal di sebuah gubuk di depan Kastil Hogwarts dan memiliki anjing peliharaan bernama Fang. Dia adalah orang yang menjemput Harry dari kediaman keluarga Dursley dan membawanya ke Stasiun King's Cross untuk selanjutnya pergi ke Hogwarts untuk pertama kalinya. Hagrid kemudian diangkat menjadi guru Pemeliharaan Satwa Gaib menggantikan Profesor Kettleburn. Pada tahun ketiganya menjadi murid Hogwarts, pada tahun 1942, ia dikeluarkan dengan tuduhan melepaskan monster Basilisk oleh Tom Riddle, tetapi ia tetap diizinkan tinggal di Hogwarts sebagai pengawas binatang liar[HP2].\nProfesor Silvanus KettleburnMantan guru Pemeliharaan Satwa Gaib. Pensiun di akhir buku kedua (Kamar Rahasia) untuk \"menghabiskan sisa hidup dengan kakinya yang tersisa\"[HP3].\nMadam PincePustakawati perpustakaan Hogwarts. Galak dan amat taat pada peraturan.\nMadam Poppy PomfreyPenyembuh di rumah sakit Hogwarts (Catatan: kalangan penyihir tidak mempergunakan istilah \"dokter\" melainkan \"penyembuh\". Ron Weasley mengartikan istilah \"dokter\" sebagai \"Muggle sinting yang suka memotong-motong orang\"[HP5]).\nMadam HoochGuru pelajaran terbang yang khusus mengajari murid-murid terbang dengan sapu terbang pada tahun pertama, juga merupakan wasit tetap pertandingan Quidditch antar-asrama di Hogwarts.\nFirenzeSeekor centaurus penghuni Hutan Terlarang yang untuk sementara menggantikan Profesor Trelawney sebagai guru Ramalan pada tahun kelima Harry.", "question_text": "siapakah kepala sekolah hogwarts?", "answers": [{"text": "Profesor Albus Dumbledore", "start_byte": 0, "limit_byte": 25}]} {"id": "-5196907961589814170-5", "language": "indonesian", "document_title": "Asia Tenggara", "passage_text": "Nama untuk kawasan ini pertama kali dipakai pada abad ke-20. Sebelumnya Asia Tenggara dikenal dengan nama India Belakang (jika dibandingkan dengan anak benua India). Subkawasan Asia Tenggara terdiri dari sebelas negara, beberapa di antaranya berada di daratan utama (mainland), yang juga dikenal sebagai Asia Tenggara Daratan (Indochina) dan sebagian lagi seluruhnya merupakan kepulauan (Asia Tenggara Maritim), yang dikenal dengan istilah beragam, seperti Kepulauan Selatan (Nan Yang, Tiongkok, dan Vietnam), Kepulauan Melayu (Malay Archipelago menurut A.R. Wallace), Malayunesia (Logan), Indonesia (Logan, dan Adolf Bastian), Hindia Timur (Oost-Indie, Belanda), Malaysia, Insulinde (oleh orang Hindia Belanda di awal abad ke-20), atau Nusantara (oleh masyarakat Indonesia). Agak menarik bahwa Semenanjung Malaya biasanya dimasukkan dalam wilayah kepulauan meskipun masih tersambung dengan benua Asia.", "question_text": "berapakah jumlah negara di Asia Tenggara?", "answers": [{"text": "sebelas", "start_byte": 204, "limit_byte": 211}]} {"id": "2667217781125368376-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hirohito", "passage_text": "Hirohito (裕仁), atau yang dikenal sebagai Kaisar Showa (昭和天皇, Shōwa-tennō) () adalah kaisar Jepang yang ke-124. Dalam sejarah Jepang dia adalah Kaisar terlama yang memerintah (1926-1989) dan merupakan salah satu tokoh penting pada masa Perang Dunia II dan pembangunan kembali Jepang.", "question_text": "Berapa lama Hirohito menjadi Kaisar Jepang?", "answers": [{"text": "1926-1989", "start_byte": 189, "limit_byte": 198}]} {"id": "6643214894189926773-0", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Matius", "passage_text": "Injil Matius adalah satu di antara empat Injil Perjanjian Baru (PB). Injil secara tradisi disalin dalam urutan dengan Matius terlebih dulu, disusul dengan Markus, Lukas dan Yohanes. Bersama-sama Injil Markus dan Lukas, Injil ini digolongkan Injil sinoptis.", "question_text": "Apa itu Injil Matius?", "answers": [{"text": "satu di antara empat Injil Perjanjian Baru", "start_byte": 20, "limit_byte": 62}]} {"id": "-6201119378555181573-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Khusus Ibukota Jakarta", "passage_text": "Jakarta memiliki luas sekitar 661,52km² (lautan: 6.977,5km²), dengan penduduk berjumlah 10.374.235 jiwa (2017).[3] Wilayah metropolitan Jakarta (Jabodetabek) yang berpenduduk sekitar 28 juta jiwa,[4] merupakan metropolitan terbesar di Asia Tenggara atau urutan kedua di dunia.", "question_text": "Berapa luas Jakarta?", "answers": [{"text": "661,52km²", "start_byte": 30, "limit_byte": 40}]} {"id": "6132675084894234165-8", "language": "indonesian", "document_title": "Istana Osaka", "passage_text": "Pada saat itu, Istana Osaka jauh lebih luas dibandingkan dengan Istana Osaka yang ada sekarang. Toyotomi Hideyoshi berkuasa setelah Oda Nobunaga tutup usia dan menjadikan Istana Osaka sebagai pusat pemerintahan. Toyotomi Hideyoshi tidak tinggal di Istana Osaka, melainkan di tempat-tempat kediamannya yang ada di Kyoto: Jurakudai (yang juga disebut Jurakutei) dan Istana Fushimi.", "question_text": "Dimana pusat pemerintahan Toyotomi?", "answers": [{"text": "Istana Osaka", "start_byte": 171, "limit_byte": 183}]} {"id": "-1856224555024810408-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pararaton", "passage_text": "Serat Pararaton, atau Pararaton saja (bahasa Kawi: \"Kitab Raja-Raja\"), adalah sebuah kitab naskah Sastra Jawa Pertengahan yang digubah dalam bahasa Jawa Kawi. Naskah ini cukup singkat, berupa 32 halaman seukuran folio yang terdiri dari 1126 baris. Isinya adalah sejarah raja-raja Singhasari dan Majapahit di Jawa Timur. Kitab ini juga dikenal dengan nama \"Pustaka Raja\", yang dalam bahasa Sanskerta juga berarti \"kitab raja-raja\". Tidak terdapat catatan yang menunjukkan siapa penulis Pararaton.", "question_text": "Apa itu Pararaton?", "answers": [{"text": "kitab naskah Sastra Jawa Pertengahan yang digubah dalam bahasa Jawa Kawi", "start_byte": 85, "limit_byte": 157}]} {"id": "3760822975516432703-0", "language": "indonesian", "document_title": "Beatifikasi", "passage_text": "Dalam Gereja Katolik, beatifikasi (dari bahasa Latin \"beatus\", yang berbahagia) adalah suatu pengakuan atau pernyataan yang diberikan oleh Gereja terhadap orang yang telah meninggal bahwa orang tersebut adalah orang yang berbahagia. Beatifikasi diberikan kepada orang yang dianggap telah bekerja sangat keras untuk kebaikan atau memiliki keistimewaan secara spiritual. Beatifikasi memerlukan bukti berupa mukjizat (kecuali dalam kasus martir), sebagai bukti bahwa orang yang dianggap suci atau kudus itu telah berada dalam Surga dan dapat mendoakan orang lain.", "question_text": "Apa yang dimaksud dibeatifikasi ?", "answers": [{"text": "pengakuan atau pernyataan yang diberikan oleh Gereja terhadap orang yang telah meninggal bahwa orang tersebut adalah orang yang berbahagia", "start_byte": 93, "limit_byte": 231}]} {"id": "-8091412087219599937-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah Laut Mati", "passage_text": "Naskah Laut Mati, dalam arti sempit dari Naskah Gua-gua Qumran,[notes 1] adalah suatu kumpulan sekitar 981 naskah berbeda yang ditemukan antara tahun 1946 dan 1956 dalam 11 gua di sekitar pemukiman kuno di Khirbet Qumran di Tepi Barat. Gua-gua tersebut terletak sekitar 2 kilometer ke pedalaman dari sebelah barat laut pantai Laut Mati, tempat asal naskah-naskah tersebut memperoleh namanya.[3]", "question_text": "Berapa jumlah naskah Naskah Laut Mati secara keseluruhan?", "answers": [{"text": "981", "start_byte": 103, "limit_byte": 106}]} {"id": "8369702112719859125-5", "language": "indonesian", "document_title": "Pati Unus", "passage_text": "Menurut sebuah riwayat, ia adalah menantu Raden Patah. Nama aslinya adalah Raden Abdul Qadir putra Raden Muhammad Yunus dari Jepara. Raden Muhammad Yunus adalah putra seorang Muballigh pendatang dari Parsi yang dikenal dengan sebutan Syekh Khaliqul Idrus. Muballigh dan Musafir besar ini datang dari Parsi ke tanah Jawa mendarat dan menetap di Jepara di awal 1400-an masehi. Silsilah Syekh ini yang bernama lengkap Abdul Khaliq Al Idrus bin Syekh Muhammad Al Alsiy (wafat di Parsi) bin Syekh Abdul Muhyi Al Khayri (wafat di Palestina) bin Syekh Muhammad Akbar Al-Ansari (wafat di Madina) bin Syekh Abdul Wahhab (wafat di Mekkah) bin Syekh Yusuf Al Mukhrowi (wafat di Parsi) merupakan keturunan cucu Nabi Muhammad generasi ke 19, ia memiliki ibu Syarifah Ummu Banin Al-Hasani (keturunan Imam Hasan bin Fathimah binti Nabi Muhammad) dari Parsi (dari Catatan Sayyid Bahruddin Ba'alawi tentang ASYRAF DI TANAH PERSIA, di tulis pada tanggal 9 September 1979), Sayyidus Syuhada Imam Husayn (Qaddasallohu Sirruhu) putra Imam Besar Sayyidina Ali bin Abi Talib Karromallohu Wajhahu dengan Sayyidah Fatimah Al Zahra.", "question_text": "Siapa nama Ibu dari Adipati Unus?", "answers": [{"text": "Syarifah Ummu Banin Al-Hasani", "start_byte": 745, "limit_byte": 774}]} {"id": "-8845657523160039745-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Sesudah naik tahta Mas Rangsang bergelar Sultan Agung Prabu Hanyokrokusumo atau lebih dikenal dengan sebutan Sultan Agung. Pada masanya Mataram berekspansi untuk mencari pengaruh di Jawa. Pada puncak kejyaannya, wilayah kekuasaan Mataram mencakup sebagian Pulau Jawa dan Madura (kira-kira gabungan Jawa Tengah, sebagian besar Jawa Barat, DIY, dan Jawa Timur sekarang, dengan pengecualian daerah Blambangan atau yang sekarang adalah wilayah Probolinggo hingga Banyuwangi). Ia memindahkan lokasi kraton ke Karta (Jw. \"kertå\", maka muncul sebutan pula \"Mataram Karta\"). Akibat terjadi gesekan dalam penguasaan perdagangan antara Mataram dengan VOC yang berpusat di Batavia, Mataram lalu berkoalisi dengan Kesultanan Banten dan Kesultanan Cirebon dan terlibat dalam beberapa peperangan antara Mataram melawan VOC. Setelah wafat (dimakamkan di Imogiri), ia digantikan oleh putranya yang bergelar Amangkurat (Amangkurat I).", "question_text": "berapakah luas Kesultanan Mataram?", "answers": [{"text": "sebagian Pulau Jawa dan Madura (kira-kira gabungan Jawa Tengah, sebagian besar Jawa Barat, DIY, dan Jawa Timur sekarang, dengan pengecualian daerah Blambangan atau yang sekarang adalah wilayah Probolinggo hingga Banyuwangi)", "start_byte": 247, "limit_byte": 470}]} {"id": "-6469766634966414086-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ruggeru II dari Sisilia", "passage_text": "Ruggeru II (22 Desember 1095[1] – 26 Februari 1154) adalah raja Sisilia, putra dari Ruggeru I dan penerus dari saudara kandungnya Simuni. Ia memulai kepemimpinannya sebagai Comte Sisilia tahun 1105, nantinya menjadi Adipati Puglia dan Calabria (1127), lalu menjadi Raja Sisilia (1130). Ruggeru II telah menyatukan semua pendudukan Norman di Italia menjadi satu kerajaan dengan pemerintahan yang kuat dan disentralisasikan.", "question_text": "Kapan Ruggeru II lahir?", "answers": [{"text": "22 Desember 1095", "start_byte": 12, "limit_byte": 28}]} {"id": "-9113801001597662140-2", "language": "indonesian", "document_title": "Helium", "passage_text": "Nama \"helium\" berasal dari nama dewa Matahari Yunani Helios. Pada 1868, astronom Perancis Pierre Jules César Janssen mendeteksi pertama kali helium sebagai tanda garis spektral kuning tak diketahui yang berasal dari cahaya gerhana matahari. Secara formal, penemuan unsur ini dilakukan oleh dua orang kimiawan Swedia Per Teodor Cleve dan Nils Abraham Langlet yang menemukan gas helium keluar dari bijih uranium kleveit. Pada tahun 1903, kandungan helium yang besar banyak ditemukan di ladang-ladang gas alam di Amerika Serikat, yang sampai sekarang merupakan penyedia gas helium terbesar. Helium digunakan dalam kriogenika, sistem pernapasan laut dalam, pendinginan magnet superkonduktor, \"penanggalan helium\", pengembangan balon, pengangkatan kapal udara dan sebagai gas pelindung untuk kegunaan industri (seperti \"pengelasan busar\") dan penumbuhan wafer silikon). Menghirup sejumlah kecil gas ini akan menyebabkan perubahan sementara kualitas suara seseorang.", "question_text": "Dimana Helium bisa ditemukan ?", "answers": [{"text": "ladang-ladang gas alam di Amerika Serikat", "start_byte": 485, "limit_byte": 526}]} {"id": "1105627907265798246-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tata Surya", "passage_text": "Tata Surya[a] adalah kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang yang disebut Matahari dan semua objek yang terikat oleh gaya gravitasinya. Objek-objek tersebut termasuk delapan buah planet yang sudah diketahui dengan orbit berbentuk elips, lima planet kerdil/katai, 173 satelit alami yang telah diidentifikasi[b], dan jutaan benda langit (meteor, asteroid, komet) lainnya.", "question_text": "Apa itu tata surya?", "answers": [{"text": "kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang yang disebut Matahari dan semua objek yang terikat oleh gaya gravitasinya", "start_byte": 21, "limit_byte": 149}]} {"id": "-3990488490753800487-7", "language": "indonesian", "document_title": "Vincent van Gogh", "passage_text": "Vincent Willem van Gogh lahir pada tanggal 30 Maret 1853 di Groot-Zundert di provinsi Brabant Utara yang mayoritas penduduknya menganut agama Katolik.[16] Ia adalah anak sulung dari pasangan Theodorus van Gogh, seorang pendeta Gereja Reformasi Belanda, dan Anna Cornelia Carbentus. Van Gogh diberi nama kakeknya dan juga kakaknya yang lahir mati setahun sebelum Vincent dilahirkan.[note 2] Nama Vincent sendiri sebenarnya merupakan nama yang sering dipakai dalam keluarga Van Gogh: kakeknya, Vincent (1789–1874), yang memperoleh gelar dalam bidang teologi di Universitas Leiden pada tahun 1811, dikaruniai enam anak laki-laki, dan tiga diantaranya menjadi pedagang seni. Vincent yang ini mungkin dinamai dari paman ayahnya yang berprofesi sebagai seorang pemahat (1729–1802).[18]", "question_text": "Kapan Vincent van Gogh lahir?", "answers": [{"text": "30 Maret 1853", "start_byte": 43, "limit_byte": 56}]} {"id": "-1530958992563019538-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paritas (matematika)", "passage_text": "Paritas adalah istilah matematika yang menggambarkan penggolongan sifat dari sebuah bilangan bulat dalam satu dari dua golongan: genap atau ganjil. Sebuah bilangan bulat adalah ganjil jika bilangan tersebut 'tidak habis dibagi' dengan dua.[1] Sebagai contoh, 6 adalah genap karena tidak terdapat sisa ketika dibagi dengan 2. Sebaliknya, 3, 5, 7, 21 terdapat sisa 1 ketika dibagi dengan 2. Contoh dari bilangan genap termasuk −4, 0, 8, dan 1738. Secara khusus, nol adalah bilangan genap.[2] Beberapa contoh angka ganjil adalah −5, 3, 9, dan 73. Paritas tak berlaku pada bilangan tak bulat.", "question_text": "Apa itu bilangan Ganjil?", "answers": [{"text": "jika bilangan tersebut 'tidak habis dibagi' dengan dua", "start_byte": 184, "limit_byte": 238}]} {"id": "-5468991609307621795-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kakawin", "passage_text": "Kakawin merupakan wacana puisi yang ditulis dalam bahasa Jawa kuna atau dengan kata lain semua wacana puisi berbahasa Jawa kuna disebut dengan kakawin.[1] Secara etimologi, kata kakawin sebagai campuran dari kata Sanskerta kawi 'penyair' serta afiks Jawa (kuna) ka- dan -n, yang berarti 'karya seorang penyair' atau 'syair (puisi) karya penyair'.[2] Beberapa contoh wacana kakawin misalnya Rãmãyana, Bhãratayudha, Arjunawiwãha, Smaradahana, Sutasoma, Nãgarakrtagãma, Sumanasãntaka, Kuñjarakarna, Hariwangsa, Pãrthayajña, dan Siwarãtrikalpa.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan nama Kakawin?", "answers": [{"text": "karya seorang penyair", "start_byte": 288, "limit_byte": 309}]} {"id": "-8506693841796810086-2", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad Saleh Werdisastro", "passage_text": "Muhammad Saleh Werdisastro, putera asli Sumenep, lahir 15 Februari 1908 dari pasangan R. Musaid Werdisastro dan R. Ayu Aminatuszuhra. Ayahnya adalah seorang cendekiawan dan budayawan Madura yang berhasil menyusun buku ”Babad Songenep” (Sejarah Sumenep), yang banyak mengungkap berbagai fenomena kehidupan di daerah tempat kelahirannya. Buku tersebut pernah diterbitkan oleh Balai Pustaka, pada 1914 dengan menggunakan bahasa Madura, berhuruf Jawa.", "question_text": "Dimana Muhammad Saleh Werdisastro lahir ?", "answers": [{"text": "Sumenep", "start_byte": 40, "limit_byte": 47}]} {"id": "3333770599245876466-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "Berapa luas wilayah Mesir ?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "-8948538759372965629-3", "language": "indonesian", "document_title": "Pêr I dari Bretagne", "passage_text": "Pada tahun 1212 Raja Philippe II dari Perancis perlu menemukan seorang penguasa lemah dan setia untuk Bretagne. Wilayah itu terletak melintang jalur laut di antara Inggris dan Inggris di wilayah Gascogne. Selain itu, berbatasan di Anjou dan Normandia, Inggris telah kehilangan sepuluh atau dua belas tahun sebelumnya dan bersemangat untuk memulihkannya. Pada saat itu diperintah oleh Guy de Thouars, sebagai pemangku takhta untuk putrinya yang lebih muda, Alix. Juga dikhawatirkan bahwa saudari tiri Alix, Aliénor de Bretagne, berada di penjara Inggris.", "question_text": "dinegara apakah Bretagne terletak?", "answers": [{"text": "Perancis", "start_byte": 38, "limit_byte": 46}]} {"id": "132407591228812193-21", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Luas wilayah provinsi Riau adalah 87.023,66km², yang membentang dari lereng Bukit Barisan hingga Selat Malaka. Riau memiliki iklim tropis basah dengan rata-rata curah hujan berkisar antara 2000-3000 milimeter per tahun, serta rata-rata hujan per tahun sekitar 160 hari.", "question_text": "Berapa luas Provinsi Riau?", "answers": [{"text": "87.023,66km²", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "831506493575437982-6", "language": "indonesian", "document_title": "Gempa bumi", "passage_text": "Gempa bumi vulkanik (gunung api)", "question_text": "Apakah nama bencana alam yag diakibatkan oleh getaran dari aktivitas gunung api ?", "answers": [{"text": "Gempa bumi vulkanik", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "3271430586791712515-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lego", "passage_text": "Grup Lego bermula dari sebuah usaha kerajinan kayu milik Ole Kirk Chiristiansen, di kota Billund, Denmark. Pada tahun 1916, Christiansen membeli sebuah toko kerajinan kayu di Billund yang telah beroperasi semenjak tahun 1895[1]. Toko ini kebanyakan pekerjaannya adalah membantu pembangunan rumah dan pembuatan mebel kayu, serta memiliki beberapa orang pegawai. Toko ini terbakar pada tahun 1924, terjadi karena api yang dinyalakan oleh kedua putra Christiansen membakar beberapa hasil kerajinan kayu disana[2]. Ole Kirk kemudian membangun usaha kerajinan kayu yang lebih besar, dan berusaha memperluas bisnisnya lebih jauh lagi. Saat Depresi Besar terjadi, Ole Kirk tinggal memiliki sedikit pelanggan dan harus berkonsentrasi pada proyek-proyek yang kecil. Ia memulai memproduksi versi miniatur dari produk-produknya sebagai pembantu rancangan. Model-model miniatur tangga dan papan setrikaan inilah yang menginspirasinya untuk memulai memproduksi mainan[3].", "question_text": "dimanakah Lego pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "Billund, Denmark", "start_byte": 89, "limit_byte": 105}]} {"id": "4354639444928915969-21", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Bangka Belitung", "passage_text": "Kabupaten Bangka (ibukota: Sungailiat): Sejak masih bergabung dengan Sumatera Selatan maupun setelah lepas, Kabupaten Bangka merupakan kabupaten dengan jumlah penduduk terbanyak. Saat lepas dari Sumsel, luas Kabupaten Bangka meliputi 91% luas pulau Bangka (11.000 km2), namun pada tahun 2003 Kabupaten Bangka dimekarkan menjadi 4 Kabupaten. oleh karena itu, Kabupaten Bangka juga dikenal sebagai Kabupaten Bangka Induk.\nKabupaten Belitung (Ibukota: Tanjungpandan: Pada awalnya meliputi seluruh pulau Belitung dan pulau kecil di sekitarnya, namun pada tahun 2003 dimekarkan menjadi 2 kabupaten.\nKabupaten Bangka Barat (ibukota: Muntok): Merupakan kabupaten hasil pemekaran Kabupaten Bangka pada tahun 2003. Kabupaten Bangka Barat merupakan titik penyebrangan yang menghubungkan Bangka dengan Sumatera Selatan melalui pelabuhan Mentok yang merupakan salah satu pelabuhan tersibuk di Indonesia. kota Mentok sendiri merupakan pusat pengolahan timah Bangka serta tempat Bung Karno, Bung Hatta, Moh. Roem dan pemimpin nasional lain diasingkan selama masa revolusi mempertahankan kemerdekaan.\nKabupaten Bangka Tengah (ibukota: Koba): Merupakan kabupaten hasil pemekaran Kabupaten Bangka pada tahun 2003. merupakan pusat perikanan Bangka Belitung. sepanjang jalan raya Pangkalpinang-Koba (60km) terdapat pantai indah tepat di sisi jalan terutama di Desa Penyak dan Kurau.\nKabupaten Bangka Selatan (ibukota: Toboali): Merupakan kabupaten hasil pemekaran Kabupaten Bangka pada tahun 2003. Daerahnya meliputi bagian selatan Pulau Bangka, termasuk pulau-pulau kecil seperti Pulau Lepar, Pulau Pongok dan pulau Nanas. Kabupaten Bangka Selatan merupakan pusat penghasil beras Kepulauan Bangka Belitung. Juga merupakan daerah tujuan transmigran dari Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur.\nKabupaten Belitung Timur (ibukota: Manggar): merupakan pemekaran Kabupaten Belitung tahun 2003. Tempat ini merupakan tempat \"Laskar Pelangi\" yang ditulis Andrea Hirata.\nKota Pangkal Pinang: merupakan ibukota Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang ditetapkan sejak tahun 2002. Kota terbesar dan teramai di provinsi ini. sebelumnya merupakan ibukota kabupaten Bangka, namun pada tahun 1971 ibukota kabupaten Bangka pindah ke Sungailiat dan kota Pangkalpinang menjadi kota sendiri. Kantor pusat PT. Timah Tbk. berada di wilayah ini.", "question_text": "berapakah luas Pulau Bangka?", "answers": [{"text": "11.000 km2", "start_byte": 257, "limit_byte": 267}]} {"id": "1309222861748095281-45", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kendal", "passage_text": "Salah satu objek wisata terkenal di Kabupaten Kendal adalah Curug Sewu, yakni air terjun tiga tingkat setinggi 80 meter, terletak di Kecamatan Patean (perbatasan dengan Kabupaten Temanggung).", "question_text": "Apakah nama tempat wisata yang terkenal dari Kabupaten Kendal ?", "answers": [{"text": "Curug Sewu", "start_byte": 60, "limit_byte": 70}]} {"id": "8233481903176779461-3", "language": "indonesian", "document_title": "Parmalim", "passage_text": "Dalam bahasa Batak, orang yang menganut dan mengikuti serta menghayati ajaran Ugamo Malim disebut par-Ugamo Malim, dan disingkatkan menjadi Parmalim. Namun dalam sebutan populer saat ini, kata Parmalim sering digunakan (pihak eksternal) juga untuk lembaga kepercayaan UGAMO MALIM itu sendiri. Sekumpulan orang dalam melaksanakan satu kegiatan dan satu tujuan dalam bahasa Batak disebut Punguan. Punguan Parmalim dapat diartikan sebagai perkumpulan penganut Ugamo Malim dan wadah maupun sarana tempat perkumpulan Parmalim melakukan ritual kepercayaanya. Punguan Parmalim (inganan parpunguan) sebagai identitas tempat ibadah dan lembaga perkumpulan parmalim. lazim digunakan sejak awal berdirinya Bale Pasogit Partonggoan di Hutatinggi Laguboti, yang diamanahkan Raja Sisingamangaraja – Raja Nasiakbagi – Patuan Raja Malim kepada muridnya Raja Mulia Naipospos.", "question_text": "Apakah sistem religius Batak asli mempunyai tempat ibadat?", "answers": [{"text": "Punguan Parmalim", "start_byte": 395, "limit_byte": 411}]} {"id": "-8880310914642477836-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahkamah Internasional", "passage_text": "Mahkamah Internasional (English: International Court of Justice, biasa disingkat ICJ) adalah sebuah badan kehakiman utama Perserikatan Bangsa-Bangsa. Fungsi utama Mahkamah ini adalah untuk mengadili dan menyelesaikan sengketa antarnegara-negara anggota dan memberikan pendapat-pendapat bersifat nasihat kepada organ-organ resmi dan badan khusus PBB. Ia beranggotakan lima belas orang hakim yang menjabat selama sembilan tahun dan dipilih oleh Majelis Umum dan Dewan Keamanan. Mahkamah ini bersidang di Den Haag, Belanda. ", "question_text": "dimanakah letak Mahkamah Internasional?", "answers": [{"text": "Den Haag, Belanda", "start_byte": 502, "limit_byte": 519}]} {"id": "-3676507892688324205-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Sad", "passage_text": "Surah Sad (Arab: ص , \"Ṣad\") adalah surah ke-38 dalam al-Qur'an. Surah yang terdiri atas 88 ayat ini termasuk golongan surah Makkiyah dan diturunkan sesudah surah Al-Qamar. Dinamai dengan Sad karena surah ini dimulai dengan huruf Shaad.", "question_text": "Berapa jumlah ayat dalam Surah Sad?", "answers": [{"text": "88", "start_byte": 91, "limit_byte": 93}]} {"id": "3814861271400728140-0", "language": "indonesian", "document_title": "Galaksi", "passage_text": "Galaksi adalah sebuah sistem masif yang terikat gaya gravitasi yang terdiri atas bintang (dengan segala bentuk manifestasinya, antara lain bintang neutron dan lubang hitam), gas dan debu medium antarbintang, dan materi gelap–komponen yang penting namun belum begitu dimengerti.[1][2] Kata galaksi berasal dari bahasa Yunani galaxias (γαλαξίας), yang berarti \"seperti susu,\" yang merujuk pada galaksi Bima Sakti (bahasa Inggris: Milky Way [jalan susu]). Galaksi yang ada berkisar dari galaksi katai dengan hanya sepuluh juta (107) bintang[3] hingga galaksi raksasa dengan seratus triliun (1014) bintang,[4] yang semuanya mengorbit pada pusat massa galaksi masing-masing. Matahari adalah salah satu bintang dalam galaksi Bima Sakti; tata surya termasuk bumi dan semua benda yang mengorbit Matahari.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan galaksi?", "answers": [{"text": "sebuah sistem masif yang terikat gaya gravitasi yang terdiri atas bintang (dengan segala bentuk manifestasinya, antara lain bintang neutron dan lubang hitam), gas dan debu medium antarbintang, dan materi gelap–komponen yang penting namun belum begitu dimengerti", "start_byte": 15, "limit_byte": 278}]} {"id": "945462561767526705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Augustus", "passage_text": "Gaius Julius Caesar Augustus (23 September 63 SM–19 Agustus 14), yang bergelar Kaisar Octavianus Augustus atau Kaisar Agustus (bahasa Latin: Imperator Caesar Divi Filivs Avgvtvs), adalah Kaisar Romawi pertama dan salah satu yang paling berpengaruh. Ia mengakhiri perang saudara berkepanjangan dan menciptakan kedamaian, kesejahteraan, dan kemegahan di Kekaisaran Romawi, yang dikenal dengan sebutan Pax Romana atau kedamaian Romawi. Memerintah sebagai penguasa tunggal mulai tahun 27 SM sampai matinya tahun 14 M.\nIa menikah dengan Livia Drusilla dan langgeng hingga lebih dari 51 tahun. Setelah mati, Tiberius menggantikannya sebagai kaisar Romawi.", "question_text": "siapakah penerus Gaius Julius Caesar Augustus?", "answers": [{"text": "Tiberius", "start_byte": 604, "limit_byte": 612}]} {"id": "-2046598392399037745-19", "language": "indonesian", "document_title": "Darius I dari Persia", "passage_text": "Setelah mendapatkan informasi mengenai kekalahan di Marathon, Darius merencanakan ekspedisi lain terhadap Yunani. Kali ini, ia akan memimpin tentaranya langsung. Darius telah menghabiskan tiga tahun mempersiapkan tentara dan kapal untuk peperangan. Akan tetapi, pemberontakan meletus di Mesir. Pemberontakan di Mesir memperburuk kesehatannya, dan mencegah kemungkinan Darius memimpin tentara lain secara langsung. Akhirnya, Darius wafat. Pada Oktober 486 SM, jenazahnya dibalsem dan dimakamkan di Naqsh-e Rustam.", "question_text": "Dimana Darius orang Media meninggal?", "answers": [{"text": "Naqsh-e Rustam", "start_byte": 497, "limit_byte": 511}]} {"id": "3146509306883102200-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radiasi", "passage_text": "Dalam fisika, radiasi mendeskripsikan setiap proses di mana energi bergerak melalui media atau melalui ruang, dan akhirnya diserap oleh benda lain. Orang awam sering menghubungkan kata radiasi ionisasi (misalnya, sebagaimana terjadi pada senjata nuklir, reaktor nuklir, dan zat radioaktif), tetapi juga dapat merujuk kepada radiasi elektromagnetik (yaitu, gelombang radio, cahaya inframerah, cahaya tampak, sinar ultra violet, dan X-ray), radiasi akustik, atau untuk proses lain yang lebih jelas. Apa yang membuat radiasi adalah bahwa energi memancarkan (yaitu, bergerak ke luar dalam garis lurus ke segala arah) dari suatu sumber. geometri ini secara alami mengarah pada sistem pengukuran dan unit fisik yang sama berlaku untuk semua jenis radiasi. Beberapa radiasi dapat berbahaya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan radiasi ?", "answers": [{"text": "setiap proses di mana energi bergerak melalui media atau melalui ruang, dan akhirnya diserap oleh benda lain", "start_byte": 38, "limit_byte": 146}]} {"id": "6005401005277548978-4", "language": "indonesian", "document_title": "Path (jejaring sosial)", "passage_text": "Penggalangan dana untuk mendirikian Path diawali oleh 3 pendiri Path yaitu Dave Morin, Shawn Fanning, dan Dustin Mierau. Penggalangan dana ini berhasil mengumpulkan beberapa penyumbang di antaranya Ron Conway, Paul Buchheit, Ashton Kutcher, dll.\nPada bulan februari 2011, perusahaan ini berhasil menggalang dana sebesar $8.5 juta untuk modal dasar yang berasal dari Kleiner Perkins Caufield & Byers dan Index Ventures serta Digital Garage dari Jepang.", "question_text": "siapakah pendiri Path ?", "answers": [{"text": "Dave Morin, Shawn Fanning, dan Dustin Mierau", "start_byte": 75, "limit_byte": 119}]} {"id": "4562725395428002832-0", "language": "indonesian", "document_title": "Isi bocoran kawat diplomatik Amerika Serikat (Selandia Baru)", "passage_text": "Isi bocoran kawat diplomatik Amerika Serikat menjelaskan Selandia Baru dan subjek-subjek terkaitnya secara ekstensif. Kebocoran yang dimulai tanggal 28 November 2010 ini terjadi setelah situs WikiLeaks — organisasi media baru nirlaba internasional yang menerbitkan kiriman dokumen-dokumen rahasia dari berbagai sumber berita dan bocoran berita anonim — mulai menerbitkan dokumen rahasia dengan korespondensi yang terperinci — kawat diplomatik — antara Departemen Luar Negeri Amerika Serikat dan perwakilan diplomatiknya di seluruh dunia. WikiLeaks membocorkan dokumen ini setiap hari sejak tanggal pertama rilisnya.", "question_text": "siapakah yang membuat Isi bocoran kawat diplomatik Amerika Serikat?", "answers": [{"text": "Departemen Luar Negeri Amerika Serikat dan perwakilan diplomatiknya", "start_byte": 460, "limit_byte": 527}]} {"id": "-4388534128450636876-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wu Zetian", "passage_text": "Wu Zetian (simplified Chinese:武则天; traditional Chinese:武則天; pinyin:Wǔ Zétiān, 17 Februari 624 – 16 Desember 705),[3][4] juga dikenal sebagai Wu Zhao, Wu Hao, dan pada masa Dinasti Tang sebagai Tian Hou (secara harfiah bermakna \"Permaisuri Surgawi\"), adalah penguasa Tiongkok dari balik tirai sebagai permaisuri dan ibu suri dan kemudian memerintah secara resmi sebagai Maharani (kaisar wanita) dari tahun 690 sampai 705.[5]", "question_text": "Kapan Wu Zetian meninggal?", "answers": [{"text": "16 Desember 705", "start_byte": 113, "limit_byte": 128}]} {"id": "-2461447832404116735-0", "language": "indonesian", "document_title": "Milenarianisme", "passage_text": "Milenarianisme (kadang-kadang dieja milenarisme) adalah suatu keyakinan oleh suatu kelompok atau gerakan keagamaan, sosial, atau politik tentang suatu transformasi besar dalam masyarakat dan setelah itu segala sesuatu akan berubah ke arah yang positif (atau kadang-kadang negatif atau tidak jelas). Milenialisme adalah suatu bentuk Milenarianisme spesifik berdasarkan suatu siklus seribu tahunan, dan ini khususnya sangat penting di lingkungan Kekristenan.", "question_text": "Apa itu milenarian?", "answers": [{"text": "suatu keyakinan oleh suatu kelompok atau gerakan keagamaan, sosial, atau politik tentang suatu transformasi besar dalam masyarakat dan setelah itu segala sesuatu akan berubah ke arah yang positif (atau kadang-kadang negatif atau tidak jelas)", "start_byte": 56, "limit_byte": 297}]} {"id": "-6601016730809009587-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Israel", "passage_text": "Bendera Israel (bahasa Ibrani: דגל ישראל Degel Yisrael, bahasa Arab: علم إسرائيل 'Alam Isra'īl) diadopsi tanggal 28 Oktober 1948, lima bulan setelah pendirian negara Israel Modern. Bendera ini berlatar belakang putih dengan dua garis horisontal bewarna biru (dalam bahasa Ibrani: tekelet) di tepi atas dan bawah. Di tengah-tengah bendera ini terdapat gambar \"Bintang Daud\" bewarna biru (tekelet).", "question_text": "Apakah warna bendera Israel ?", "answers": [{"text": "berlatar belakang putih dengan dua garis horisontal bewarna biru (dalam bahasa Ibrani: tekelet) di tepi atas dan bawah. Di tengah-tengah bendera ini terdapat gambar \"Bintang Daud\" bewarna biru", "start_byte": 212, "limit_byte": 404}]} {"id": "5358233969982346544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anime", "passage_text": "\nAnime(Japanese:アニメ, [anime](listen))[lower-alpha 1] adalah animasi dari Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer. Kata anime merupakan singkatan dari \"animation\" dalam bahasa Inggris, yang merujuk pada semua jenis animasi.[1] Di luar Jepang, istilah ini digunakan secara spesifik untuk menyebutkan segala animasi yang diproduksi di Jepang.[2][3] Meskipun demikian, tidak menutup kemungkinan bahwa anime dapat diproduksi di luar Jepang.[4][5][6] Beberapa ahli berpendapat bahwa anime merupakan bentuk baru dari orientalisme.[7]", "question_text": "Dari mana anime pertama kali berasal ?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 79, "limit_byte": 85}]} {"id": "7588383020251610618-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kulit manusia", "passage_text": "Kulit terdiri dari tiga lapisan utama:", "question_text": "Ada berapakah lapisan kuli manusia ?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 19, "limit_byte": 23}]} {"id": "6835634003344113395-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemerintahan Revolusioner Republik Indonesia", "passage_text": "\nPemerintahan Revolusioner Republik Indonesia (biasa disingkat dengan PRRI) merupakan salah satu gerakan pertentangan antara pemerintah daerah dengan pemerintah pusat (Jakarta) yang dideklarasikan pada tanggal 15 Februari 1958 dengan keluarnya ultimatum dari Dewan Perjuangan yang dipimpin oleh Letnan Kolonel Ahmad Husein di Padang, Sumatera Barat, Indonesia.", "question_text": "Apa kepanjangan dari PRRI ?", "answers": [{"text": "Pemerintahan Revolusioner Republik Indonesia", "start_byte": 1, "limit_byte": 45}]} {"id": "-6675779454637632408-15", "language": "indonesian", "document_title": "Ugolino della Gherardesca", "passage_text": "Menurut Dante, para tahanan perlahan-lahan mati kelaparan dan sebelum menjelang ajal anak-anak Ugolino memintanya untuk memakan tubuh mereka.", "question_text": "Apa penyebab kematian Ugolino della Gherardesca?", "answers": [{"text": "kelaparan", "start_byte": 48, "limit_byte": 57}]} {"id": "-6320355300271229342-3", "language": "indonesian", "document_title": "Wayang", "passage_text": "Tak ada bukti yang menunjukkan wayang telah ada sebelum agama Hindu menyebar di Asia Selatan. Diperkirakan seni pertunjukan dibawa masuk oleh pedagang India. Namun, kegeniusan lokal dan kebudayaan yang ada sebelum masuknya Hindu menyatu dengan perkembangan seni pertunjukan yang masuk memberi warna tersendiri pada seni pertunjukan di Indonesia.\nSampai saat ini, catatan awal yang bisa didapat tentang pertunjukan wayang berasal dari Prasasti Balitung pada Abad ke 4 yang berbunyi si Galigi mawayang", "question_text": "Kapankan seni wayang pertama kali muncul?", "answers": [{"text": "Abad ke 4", "start_byte": 457, "limit_byte": 466}]} {"id": "-5953404302723933817-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arab Saudi", "passage_text": "\nArab Saudi[lower-alpha 1] (/ˌsɔːdiː əˈreɪbiə/(listen), /ˌsaʊ-/(listen)) (Arab: المملكة العربية السعودية), secara resmi di kenal sebagai Kerajaan Arab Saudi atau Kingdom of Saudi Arabia (KSA),[lower-alpha 2] adalah sebuah negara Arab di Asia Barat yang mencakup hampir keseluruhan wilayah Semenanjung Arabia. Dengan luas wilayah kira-kira 2,150,000km2 (830,000sqmi), Arab Saudi secara geografis merupakan negara terbesar ke lima di Asia dan kedua terbesar di Dunia Arab setelah Aljazair. Arab Saudi berbatasan langsung dengan Yordania dan Irak ke utara, Kuwait ke timur laut, Qatar, Bahrain, dan Uni Emirat Arab ke timur, Oman ke tenggara, dan Yaman ke selatan. Negara ini terpisah dengan Israel dan Mesir oleh Teluk Aqaba. Negara ini adalah satu-satunya negara yang memiliki dua pesisir penting, yakni Laut Merah dan Teluk Persia, dan sebagian besar wilayah Arab Saudi merupakan gurun pasir.", "question_text": "negara apakah yang terluas di tanah Arab?", "answers": [{"text": "Aljazair", "start_byte": 510, "limit_byte": 518}]} {"id": "-7701064552024773036-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Perunggu", "passage_text": "Zaman Perunggu (English: \"Bronze Age\") adalah periode perkembangan sebuah peradaban yang ditandai dengan penggunaan teknik melebur tembaga dari hasil bumi dan membuat perunggu. Secara urut, zaman ini berada di antara Zaman Batu dan Zaman Besi. Zaman Perunggu adalah bagian dari sistem tiga zaman untuk masyarakat prasejarah dan terjadi setelah Zaman Neolitikum di beberapa wilayah di dunia. Di sebagian besar Afrika subsahara, Zaman Neolitikum langsung diikuti Zaman Besi.", "question_text": "Kapan zaman Perunggu dimulai?", "answers": [{"text": "setelah Zaman Neolitikum", "start_byte": 336, "limit_byte": 360}]} {"id": "-1542157481642217350-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Smith", "passage_text": "John Adam Smith (), adalah seorang filsuf berkebangsaan Skotlandia yang menjadi pelopor ilmu ekonomi modern. Karyanya yang terkenal adalah buku An Inquiry into the Nature and Causes of the Wealth of Nations (disingkat The Wealth of Nations) adalah buku pertama yang menggambarkan sejarah perkembangan industri dan perdagangan di Eropa serta dasar-dasar perkembangan perdagangan bebas dan kapitalisme. Adam Smith adalah salah satu pelopor sistem ekonomi Kapitalisme. Sistem ekonomi ini muncul pada abad 18 di Eropa Barat dan pada abad 19 mulai terkenal di sana.", "question_text": "Siapakah yang dikenal sebagai bapak ekonomi ?", "answers": [{"text": "John Adam Smith", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-1811461873789219983-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Vietnam", "passage_text": "Perang Vietnam, juga disebut Perang Indocina Kedua, adalah sebuah perang yang terjadi antara 1957 dan 1975 di Vietnam. Perang ini merupakan bagian dari Perang Dingin antara dua kubu ideologi besar, yakni Komunis dan SEATO.", "question_text": "Kapan perang Vietnam terjadi ?", "answers": [{"text": "1957 dan 1975", "start_byte": 93, "limit_byte": 106}]} {"id": "1806117762089514674-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Batak Toba", "passage_text": "Suku Batak Toba (Aksara Batak Toba: ᯅᯖᯂ᯲ ᯖᯬᯅ, Latin: Batak Toba) merupakan sub atau bagian dari suku bangsa Batak. Suku Batak Toba meliputi Kabupaten Toba Samosir, Kabupaten Humbang Hasundutan, Kabupaten Samosir, Kabupaten Tapanuli Utara, sebagian Kabupaten Dairi, Kabupaten Tapanuli Tengah, Kota Sibolga dan sekitarnya.[2]", "question_text": "Apakah suku asli wilayah toba ?", "answers": [{"text": "Suku Batak Toba", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-6813888031394031896-4", "language": "indonesian", "document_title": "Telegraf", "passage_text": "Sebuah telegraf elektrik, pertama kali dengan bebas ditemukan dan dipatenkan di Amerika Serikat pada tahun 1837 oleh Samuel F. B. Morse. Asistennya, Alfred Vail, membuat kode morse yang menyimbolkan huruf dengan Morse. Telegraf Amerika pertama dikirimkan oleh Morse pada tanggal 6 Januari 1838 melalui 2 mil / 3 km kawat di Speedwell Ironworks dekat Morristown, New Jersey. Pesannya dibaca \"Seorang penunggu yang sabar bukanlah pecundang\" (A patient waiter is no loser) dan pada tanggal 24 Mei 1844, ia mengirim sebuah pesan “Apa yang telah Tuhan ciptakan\" (What hath God wrought) dari the Old Supreme Court Chamber di Gedung DPR di Washington kepada Mt. Clare Depot di Baltimore. Morse / Vail telegraf dengan cepat disebarkan pada 2 dasawarsa berikutnya.", "question_text": "Kapan telegram pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "1837", "start_byte": 107, "limit_byte": 111}]} {"id": "9036885922394117261-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Bangka Selatan", "passage_text": "Secara geografis, Kabupaten Bangka Selatan terletak di terletak pada 2°26'27\" - 3°5'56\" Lintang Selatan dan 107°14'31\" - 105°53'09\" Bujur Timur. Wilayahnya berada di Pulau Bangka dan memiliki luas wilayah lebih kurang 3.607,08 km2 meliputi pulau-pulau disekitarnya. Ibukota Kabupaten Bangka Selatan adalah Kota Toboali yang berjarak kurang lebih 125 kilometer dari Pangkalpinang.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Bangka Selatan?", "answers": [{"text": "3.607,08 km2", "start_byte": 222, "limit_byte": 234}]} {"id": "2884652376302292413-35", "language": "indonesian", "document_title": "Marshanda", "passage_text": "Marshanda adalah anak sulung dari 3 bersaudara dia memiliki dua adik yaitu,Adrian Hafsi dan Alyssa Ramadhani. Chacha (panggilan lain Marshanda) sempat berhubungan dengan aktor Baim Wong, namun hubungan mereka akhirnya putus. Chacha kemudian menjalin cinta dengan pembawa acara dan juga VJ MTV, Ben Kasyafani.Setelah hubungan mereka terjalin sekitar 3 tahun, Chacha dan Ben Kasyafani akhirnya resmi menjadi suami-istri ketika melangsungkan pernikahannya dengan akad pada Sabtu 2 April 2011.[1] Pernikahan mereka tersebut di gelar di hotel Bidakara, Pancoran, Jakarta. Dan acara pernikahannya ini dibuat bernuansakan Adat Minangkabau.", "question_text": "siapakah suami pertama Andriani Marshanda?", "answers": [{"text": "Ben Kasyafani", "start_byte": 369, "limit_byte": 382}]} {"id": "1396457447559501254-3", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "\nB. J. Habibie\n(1998–1999)\n (1936-06-25) June 25, 1936\nMegawati S.\n(2001–2004)\n (1947-01-23) January 23, 1947\nS. B. Yudhoyono\n(2004–2014)\n (1949-09-09) September 9, 1949\n", "question_text": "Siapa presiden Indonesia pada tahun 2005?", "answers": [{"text": "S. B. Yudhoyono", "start_byte": 114, "limit_byte": 129}]} {"id": "-3882396787931973649-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Tengah", "passage_text": "Jawa Tengah (disingkat Jateng) adalah sebuah provinsi Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa. Ibu kotanya adalah Semarang. Provinsi ini berbatasan dengan Provinsi Jawa Barat di sebelah barat, Samudra Hindia dan Daerah Istimewa Yogyakarta di sebelah selatan, Jawa Timur di sebelah timur, dan Laut Jawa di sebelah utara. Luas wilayahnya 32.548km², atau sekitar 28,94% dari luas pulau Jawa. Provinsi Jawa Tengah juga meliputi Pulau Nusakambangan di sebelah selatan (dekat dengan perbatasan Jawa Barat), serta Kepulauan Karimun Jawa di Laut Jawa.", "question_text": "Dimana letak Provinsi Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "bagian tengah Pulau Jawa", "start_byte": 81, "limit_byte": 105}]} {"id": "1235793543886051360-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abdullah bin Abdul Muththalib", "passage_text": "\nAbdullah bin Abdul Muththalib (Arabic: عبدالله بن عبد المطلب‎), atau Abdullah bin Syaibah (عبدالله بن شيبة), adalah ayah dari Nabi Muhammad, yang merupakan anak termuda dari sepuluh bersaudara.[1][2] Istrinya, atau ibu Nabi Muhammad, bernama Aminah binti Wahab.[1] Dari perkawinannya ini, ia hanya memiliki satu anak saja, yaitu Muhammad.[3] Abdullah meninggal dunia dalam perjalanan dagang ke Syam, yakni sewaktu Muhammad masih dalam kandungan sang ibu.[1] Ia meninggal saat usianya mencapai 25 tahun, tepatnya ia lahir pada tahun 545 dan meninggal pada tahun 570.", "question_text": "siapakah orang tua Nabi Muhammad s.a.w?", "answers": [{"text": "Abdullah bin Abdul Muththalib", "start_byte": 1, "limit_byte": 30}]} {"id": "7231828960150723561-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kubah masjid", "passage_text": " atau yang sering disebut kubah galvalum adalah kubah masjid yang terbuat dari rangkaian panel yang terbuat dari galvalum yakni plat baja ringan yang tipis namun kuat. Kubah galvalum ini sangat menarik karena corak warnanya dapat disesuaikan dengan permintaan. Kubah galvalum memiliki banyak kelebihan, diantara kelebihannya adalah sebagai berikut:", "question_text": "Apa itu Kubah Masjid Galvalum?", "answers": [{"text": "kubah masjid yang terbuat dari rangkaian panel yang terbuat dari galvalum yakni plat baja ringan yang tipis namun kuat", "start_byte": 48, "limit_byte": 166}]} {"id": "9031759227073836905-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Aceh", "passage_text": "Suku Aceh (bahasa Aceh: Ureuëng Acèh) adalah nama sebuah suku penduduk asli yang mendiami wilayah pesisir dan sebagian pedalaman Provinsi Aceh, Indonesia. Suku Aceh mayoritas beragama Islam.[5] Suku Aceh mempunyai beberapa nama lain yaitu Lam Muri, Lambri, Akhir, Achin, Asji, A-tse dan Atse.[6][7] Bahasa yang dituturkan adalah bahasa Aceh, yang merupakan bagian dari rumpun bahasa Melayu-Polinesia Barat dan berkerabat dekat dengan bahasa Cham yang dipertuturkan di Vietnam dan Kamboja.[5][8] Suku Aceh sesungguhnya merupakan keturunan berbagai suku, kaum, dan bangsa yang menetap di tanah Aceh. Pengikat kesatuan budaya suku Aceh terutama ialah dalam bahasa, agama, dan adat khas Aceh.", "question_text": "Apakah suku asli penduduk Aceh ?", "answers": [{"text": "Suku Aceh", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "1052814101724821661-0", "language": "indonesian", "document_title": "Permainan peran", "passage_text": "Permainan peran (bahasa inggris: role-playing game atau disingkat RPG) adalah adalah sebuah permainan di mana pemainnya memainkan peran karakter dalam latar fiksi.[1] Pemain bertanggung jawab untuk memerankan peran ini dalam sebuah narasi, baik dengan melakukan akting, melalui proses pengambilan keputusan yang terstruktur, atau pengembangan karakter. Tindakan yang diambil saat memerankan peran dapat dikatakan benar atau salah tergantung pada sistem aturan dan pedoman yang formal.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan RPG ?", "answers": [{"text": "permainan di mana pemainnya memainkan peran karakter dalam latar fiksi", "start_byte": 92, "limit_byte": 162}]} {"id": "8437840182317589797-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsonan nasal", "passage_text": "\nKonsonan nasal atau sengau adalah fonem yang direalisasikan melalui bantuan rongga\nhidung.", "question_text": "Apa itu fonem konsonan?", "answers": [{"text": "fonem yang direalisasikan melalui bantuan rongga\nhidung", "start_byte": 35, "limit_byte": 90}]} {"id": "-6576235619991254197-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "Siapakah penulis anime Kamen Rider?", "answers": [{"text": "Shotaro Ishinomori", "start_byte": 200, "limit_byte": 218}]} {"id": "-7031999057002762565-15", "language": "indonesian", "document_title": "Vitamin", "passage_text": "Vitamin B1, yang dikenal juga dengan nama tiamin, merupakan salah satu jenis vitamin yang memiliki peranan penting dalam menjaga kesehatan kulit dan membantu mengkonversi karbohidrat menjadi energi yang diperlukan tubuh untuk rutinitas sehari-hari. Di samping itu, vitamin B1 juga membantu proses metabolisme protein dan lemak. Bila terjadi defisiensi vitamin B1, kulit akan mengalami berbagai gangguan, seperti kulit kering dan bersisik.[17] Tubuh juga dapat mengalami beri-beri, gangguan saluran pencernaan, jantung, dan sistem saraf. Untuk mencegah hal tersebut, kita perlu banyak mengonsumsi banyak gandum, nasi, daging, susu, telur, dan tanaman kacang-kacangan. Bahan makanan inilah yang telah terbukti banyak mengandung vitamin B1.[22]", "question_text": "Vitamin apa yang dapat membantu saluran pencernaan ?", "answers": [{"text": "B1", "start_byte": 734, "limit_byte": 736}]} {"id": "-8300806577138788989-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Berapa jumlah anggota Uni Eropa?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-8592530621113781186-1", "language": "indonesian", "document_title": "Phineas dan Ferb", "passage_text": "Pembuat serial Dan Povenmire dan Jeff \"Swampy\" Marsh sebelumnya bekerja sama dalam serial Fox The Simpsons dan serial Nickelodeon Rocko's Modern Life. Mereka juga mengisi suara dua karakter subalur utama: Mayor Monogram dan Dr. Doofenshmirtz. Phineas dan Ferb dibuat setelah Povenmire membuat sketsa anak berkepala segitiga– purwarupa untuk Phineas– di restoran. Povenmire dan Marsh mengembangkan konsep serial tersebut bersama-sama dan menempatkannya di beberapa jaringan selama 16 tahun sebelum menempatkan serial tersebut di Disney Channel.[1]", "question_text": "siapakah pencipta Phineas dan Ferb?", "answers": [{"text": "Dan Povenmire dan Jeff \"Swampy\" Marsh", "start_byte": 15, "limit_byte": 52}]} {"id": "7877010801043725575-9", "language": "indonesian", "document_title": "Munir Said Thalib", "passage_text": "Jenazahnya dimakamkan di taman makam umum kota Batu. Ia meninggalkan seorang istri bernama Suciwati dan dua orang anak, yaitu Sultan Alif Allende dan Diva. Sejak tahun 2005, tanggal kematian Munir, 7 September, oleh para aktivis HAM dicanangkan sebagai Hari Pembela HAM Indonesia.[2][7]", "question_text": "siapakah istri Munir Said Thalib?", "answers": [{"text": "Suciwati", "start_byte": 91, "limit_byte": 99}]} {"id": "285921532919143798-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara pada era kerajaan Hindu-Buddha", "passage_text": "\nIndonesia mulai berkembang pada zaman kerajaan Hindu-Buddha berkat hubungan dagang dengan negara-negara tetangga maupun yang lebih jauh seperti India, Tiongkok, dan wilayah Timur Tengah. Agama Hindu masuk ke Indonesia diperkirakan pada awal tarikh Masehi, dibawa oleh para musafir dari India antara lain: Maha Resi Agastya, yang di Jawa terkenal dengan sebutan Batara Guru atau Dwipayana dan juga para musafir dari Tiongkok yakni musafir Budha Pahyien.", "question_text": "Kapan agama Hindu masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "awal tarikh Masehi", "start_byte": 237, "limit_byte": 255}]} {"id": "-4352097623505635741-1", "language": "indonesian", "document_title": "Deus Faber", "passage_text": "Konsep Deus Faber dapat kita temukan dalam gambaran-gambaran karakter yang terdapat dalam mitos-mitos penciptaan yang ada di berbagai negara.[2] Ptah dan Pangu adalah contoh karakter yang memperlihatkan konsep dari deus faber.[2] Ptah berasal dari mitos penciptaan Mesir dan Pangu berasal dari mitos penciptaan di Tiongkok.[2]", "question_text": "Apakah karakter yang menggambarkan konsep Deus Faber?", "answers": [{"text": "Ptah dan Pangu", "start_byte": 145, "limit_byte": 159}]} {"id": "6430228487528299576-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Kapan manga pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 266, "limit_byte": 276}]} {"id": "-7316727866959414942-1", "language": "indonesian", "document_title": "Star Wars", "passage_text": "Film ini terdiri dari enam film yang dibagi menjadi dua trilogi: trilogi sekuel (trilogi asli) dan trilogi prekuel (trilogi baru). Film pertama dari seri ini dirilis pada 25 Mei 1977, dengan judul Star Wars Episode IV: A New Hope, oleh 20th Century Fox, dan menjadi peristiwa penting dalam budaya popular di seluruh dunia, diikuti oleh dua sekuel, yang dirilis masing-masing dalam selang waktu tiga tahun. Enam belas tahun setelah film terakhir dari trologi asli dirilis, film pertama dari trilogi prekuel dirilis. Tiga film prekuel juga dirilis dengan selang waktu tiga tahun, yang mana film terkahir dari trilogi prekuel dirilis pada 19 Mei 2005. Pada Oktober 2012, The Walt Disney Company membeli Lucasfilm sebesar US$4.05 miliar dan mengumumkan bahwa perusahaan ini akan memproduksi tiga film baru, yang mana film pertama, Star Wars Episode VII, direncanakan untuk dirilis pada 2015.[1] 20th Century Fox masih memegang hak distribusi dua trologi pertama Star Wars, memegang hak permanen akan film Episode IV: A New Hope, sementara memegang hak akan Episode I-III, V dan VI sampai Mei 2020.[2]", "question_text": "Ada berapakah serial Star Wars?", "answers": [{"text": "trilogi", "start_byte": 65, "limit_byte": 72}]} {"id": "3703441836032791555-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sri Lanka", "passage_text": "Sri Lanka adalah sebuah republik. Ibu kotanya, Sri Jayawardenapura Kotte, adalah kota pinggiran dari kota terbesar di Sri Lanka, Kolombo. Negara ini terkenal akan produksi tehnya. Produk lain yang juga sangat penting adalah kopi, batu permata, kelapa, karet, dan kayu manis. Sri Lanka sering disebut \"Permata Samudra Hindia\" karena bentuknya dan juga keindahan alamnya.", "question_text": "Apakah ibukota Sri Lanka?", "answers": [{"text": "Sri Jayawardenapura Kotte", "start_byte": 47, "limit_byte": 72}]} {"id": "6364705963574570311-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mangga", "passage_text": "Mangga atau mempelam adalah nama sejenis buah, demikian pula nama pohonnya. Mangga termasuk ke dalam marga Mangifera, yang terdiri dari 35-40 anggota dan suku Anacardiaceae. Nama ilmiahnya adalah Mangifera indica. Nama ini kira-kira mengandung arti: “(pohon) yang berbuah mangga, berasal dari India”.", "question_text": "Apakah nama ilmiah pohon mangga?", "answers": [{"text": "Mangifera indica", "start_byte": 196, "limit_byte": 212}]} {"id": "4415300050785584895-70", "language": "indonesian", "document_title": "Abdul Haris Nasution", "passage_text": "Nasution menikah dengan Johanna Sunarti, bersamanya ia memiliki dua anak perempuan, salah satunya adalah Ade Irma Suryani Nasution yang tewas dalam peristiwa G30S/PKI. Istrinya meninggal pada tahun 2010 dalam usia 87.[37] Nasution sendiri meninggal pada 6 September 2000 di Jakarta setelah menderita stroke dan kemudian koma.[38][39] Ia dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta Selatan.[40]", "question_text": "dimanakah Jenderal Besar TNI Abdul Haris Nasution meninggal?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 274, "limit_byte": 281}]} {"id": "-7883404621589692216-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah Laut Mati", "passage_text": "Naskah Laut Mati, dalam arti sempit dari Naskah Gua-gua Qumran,[notes 1] adalah suatu kumpulan sekitar 981 naskah berbeda yang ditemukan antara tahun 1946 dan 1956 dalam 11 gua di sekitar pemukiman kuno di Khirbet Qumran di Tepi Barat. Gua-gua tersebut terletak sekitar 2 kilometer ke pedalaman dari sebelah barat laut pantai Laut Mati, tempat asal naskah-naskah tersebut memperoleh namanya.[3]", "question_text": "Apakah itu kumpulan Naskah Laut Mati?", "answers": [{"text": "kumpulan sekitar 981 naskah berbeda yang ditemukan antara tahun 1946 dan 1956 dalam 11 gua di sekitar pemukiman kuno di Khirbet Qumran di Tepi Barat", "start_byte": 86, "limit_byte": 234}]} {"id": "3970584454485507984-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "Berapakah luas Samudra Pasifik?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "2577188438566035977-11", "language": "indonesian", "document_title": "Sanca kembang", "passage_text": "Sanca kembang hidup di hutan-hutan tropis yang lembap (Mattison, 1999). Ular ini bergantung pada ketersediaan air, sehingga kerap ditemui tidak jauh dari badan air seperti sungai, kolam dan rawa.", "question_text": "Dimana habitat sanca batik?", "answers": [{"text": "hutan-hutan tropis yang lembap", "start_byte": 23, "limit_byte": 53}]} {"id": "1321990956063169738-2", "language": "indonesian", "document_title": "Cinta Fitri", "passage_text": "Shireen Sungkar sebagai Fitri Rahayu\nTeuku Wisnu sebagai Farrel Emeraldi Hutama\nAdly Fairuz sebagai Aldo\nDonita sebagai Moza\nDinda Kanya Dewi sebagai Mischa\nLouise Anastasya sebagai Sita (pertengahan season 7)\nSandy Syarief sebagai Faiz (pertengahan season 3)\nVerlita Evelyn Saba sebagai Maya\nIqbal Pakula sebagai Bram\nNuri Maulida sebagai Kayla pemeran kedua (pertengahan season 2)\nLian Firman sebagai Hadi (pertengahan season 2)\nDea Lestari sebagai Rita pemeran kedua (awal season 7)\nIrene sebagai Lia\nOchie Anggraini sebagai Pinkan (season 1 - awal season 2, season 7)\nMeidiana Hutomo sebagai Bu Lik Rini (season 1 - awal season 2, akhir season 3)\nAyu Diah Pasha sebagai Asifa (awal season 5)", "question_text": "Siapakah yang memerankan tokoh FItri dalam serial Cinta Fitri?", "answers": [{"text": "Shireen Sungkar", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "108352798455290277-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lahirnya Pancasila", "passage_text": "Dan sejak tahun 2017, tanggal 1 Juni resmi menjadi hari libur nasional untuk memperingati hari \"Lahirnya Pancasila\" .", "question_text": "Kapan hari Pancasila diperingati di Indonesia ?", "answers": [{"text": "1 Juni", "start_byte": 30, "limit_byte": 36}]} {"id": "6077474644385435740-2", "language": "indonesian", "document_title": "Leptospirosis", "passage_text": "Penyakit ini pertama kali dilaporkan pada tahun 1886 oleh Adolf Weil dengan gejala panas tinggi disertai beberapa gejala saraf serta pembesaran hati dan limpa.[6] Penyakit dengan gejala tersebut di atas oleh Goldsmith (1887) disebut sebagai Weil's Disease. Pada tahun 1915 Inada berhasil membuktikan bahwa \"Weil's Disease\" disebabkan oleh bakteri Leptospira icterohemorrhagiae.[6]", "question_text": "Siapa yang menemukan Bakteri Leptospira ?", "answers": [{"text": "Adolf Weil", "start_byte": 58, "limit_byte": 68}]} {"id": "4990620492621650648-38", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "Enam dari tujuh seri balap musim pertama berada di Eropa menyisakan seri Indianapolis sebagai satu-satunya seri balapan yang diselenggarakan di luar Eropa. Kompetisi F1 kemudian secara bertahap meluas ke negara-negara non Eropa. Argentina menjadi satu-satunya negara di Amerika Selatan yang menyelenggarakan grand prix pada tahun 1953. Maroko kemudian menjadi negara Afrika pertama yang menjadi tuan rumah balapan F1 tahun 1958. Menyusul kemudian Asia (Jepang tahun 1976) dan Oseania (Australia tahun 1985). Seri balapan yang sekarang tersebar di sejumlah negara di benua Eropa, Asia, Oseania, Amerika Utara dan Amerika Selatan.", "question_text": "Dimanakah Formula Satu pertama diadakan ?", "answers": [{"text": "Eropa", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "453594633217512855-2", "language": "indonesian", "document_title": "Perkembangan Film", "passage_text": "Sejarah film tidak bisa lepas dari sejarah fotografi. Dan sejarah fotograf tidak bisa lepas dari peralatan pendukungnya, seperti kamera. Kamera pertama di dunia ditemukan oleh seorang Ilmuwan Muslim, Ibnu Haitham. Fisikawan ini pertama kali menemukan Kamera Obscura dengan dasar kajian ilmu optik menggunakan bantuan energi cahaya matahari. Mengembangkan ide kamera sederhana tersebut, mulai ditemukan kamera-kamera yang lebih praktis, bahka inovasinya demikian pesat berkembang sehingga kamera mulai bisa digunakan untuk merekam\ngambar gerak. Ide dasar sebuah film sendiri, terfikir secara tidak sengaja. Pada tahun 1878 ketika beberapa orang pria Amerika berkumpul dan dari perbincangan ringan menimbulkan sebuah pertanyaan: “Apakah keempat kaki kuda berada pada posisi melayang pada saat bersamaan ketika kuda berlari?\" Pertanyaan itu terjawab ketika Eadweard Muybridge membuat 16 frame gambar kuda yang sedang berlari. Dari 16 frame gambar kuda yang sedang berlari tersebut, dibuat rangkaian gerakan secara urut sehingga gambar kuda terkesan sedang berlari. Dan terbuktilah bahwa ada satu momen dimana kaki kuda tidak menyentuh tanah ketika kuda tengah berlari kencang Konsepnya hampir sama dengan konsep film kartun. Gambar gerak kuda tersebut menjadi gambar gerak pertama di dunia. Dimana pada masa itu belum diciptakan kamera yang bisa merekam gerakan dinamis. Setelah penemuan gambar bergerak Muybridge pertama kalinya, inovasi kamera mulai berkembang ketika Thomas Alfa Edison mengembangkan fungsi kamera gambar biasa menjadi kamera yang mampu merekam gambar gerak pada tahun 1888, sehingga kamera mulai bisa merekam objek yang bergerak dinamis. Maka dimulailah era baru sinematografi yang ditandai dengan diciptakannya sejenis film dokumenter singkat oleh Lumière Bersaudara. Film yang diakui sebagai sinema pertama di dunia tersebut diputar di Boulevard des Capucines, Paris, Prancis dengan judul Workers Leaving the Lumière's Factory pada tanggal 28 Desember 1895 yang kemudian ditetapkan sebagai hari lahirnya sinematografi. Film inaudibel yang hanya berdurasi beberapa detik itu menggambarkan bagaimana pekerja pabrik meninggalkan tempat kerja mereka di saat waktu pulang.[2] Pada awal lahirnya film, memang tampak belum ada tujuan dan alur cerita yang jelas. Namun ketika ide pembuatan film mulai tersentuh oleh ranah industri, mulailah film dibuat lebih terkonsep, memiliki alur dan cerita yang jelas. Meskipun pada era baru dunia film, gambarnya masih tidak berwarna alias hitam-putih, dan belum didukung oleh efek audio. Ketika itu, saat orang-orang tengah menyaksikan pemutaran sebuah film, akan ada pemain musik yang mengiringi secara langsung gambar gerak yag ditampilkan di layar sebagai efek suara.", "question_text": "Siapakah yang pertama kali menciptakan film ?", "answers": [{"text": "Eadweard Muybridge", "start_byte": 856, "limit_byte": 874}]} {"id": "-1870787154870930163-75", "language": "indonesian", "document_title": "Aceh", "passage_text": "Luas Aceh 5.677.081 ha, dengan hutan sebagai lahan terluas yang mencapai 2.290.874 ha, diikuti lahan perkebunan rakyat seluas 800.553 ha. Sedangkan lahan industri mempunyai luas terkecil yaitu 3.928 ha. Cakupan wilayah Aceh terdiri dari 119 pulau, 35 gunung dan 73 sungai utama.[22]", "question_text": "berapakah luas provinsi Aceh?", "answers": [{"text": "5.677.081 ha", "start_byte": 10, "limit_byte": 22}]} {"id": "-1617698564820051540-4", "language": "indonesian", "document_title": "Gurita", "passage_text": "Selubung bagian perut tubuh gurita disebut mantel yang terbuat dari otot dan terlihat seperti kantung. Gurita memiliki tiga buah jantung yang terdiri dari dua buah jantung untuk memompa darah ke dua buah insang dan sebuah jantung untuk memompa darah ke seluruh bagian tubuh. Darah gurita mengandung protein Hemosianin yang kaya dengan tembaga untuk mengangkut oksigen. Dibandingkan dengan Hemoglobin yang kaya dengan zat besi, Hemosianin kurang efisien dalam mengangkut oksigen. Hemosianin larut dalam plasma dan tidak diikat oleh sel darah merah sehingga darah gurita berwarna biru pucat. Gurita bernapas dengan menyedot air ke dalam rongga mantel melalui kedua buah insang dan disemburkan keluar melalui tabung siphon. Gurita memiliki insang dengan pembagian yang sangat halus, berasal dari pertumbuhan tubuh bagian luar atau bagian dalam yang mengalami vaskulerisasi.", "question_text": "apakah warna darah Gurita?", "answers": [{"text": "biru pucat", "start_byte": 578, "limit_byte": 588}]} {"id": "-863865080438414498-20", "language": "indonesian", "document_title": "Kota New York", "passage_text": "Luas daratan kota diperkirakan mencapai 304.8 square miles (789km2).[3][4] Luas keseluruhannya ialah 468.9 square miles (1,214km2). 164.1 square miles (425km2) dari luas tersebut berupa perairan dan 304.8 square miles (789km2) berupa daratan. Titik tertinggi di kota ini adalah Todt Hill di Staten Island yang pada ketinggian 409.8 kaki (124.9 m) di atas permukaan laut merupakan titik tertinggi di Pantai Timur Amerika Serikat di selatan Maine.[51] Puncak bukit ditutupi hutan sebagai bagian dari Staten Island Greenbelt.[52]", "question_text": "Berapa luas kota New York ?", "answers": [{"text": "468.9 square miles", "start_byte": 101, "limit_byte": 119}]} {"id": "2404414209654665903-0", "language": "indonesian", "document_title": "Theremin", "passage_text": "\nTheremin adalah sebuah alat musik elektronik yang ditemukan pada tahun 1920, dan kemudian dipatenkan tahun 1928 oleh seorang ahli ilmu fisika bernama Lev Termen (Leon Theremin), dan masih dipakai hingga kini. Alat musik ini berasal dari Rusia. Di antara semua alat musik, Theremin ini cukup unik, karena untuk memainkannya tidak diperlukan kontak fisik secara langsung oleh pemainnya, jadi pemain Theremin cukup melambaikan tangannya di atas Theremin. Prinsip kerja Theremin adalah melalui frekuensi radio yang dihasilkan oleh antena pada Theremin dan kapasitor variabel yang menghasilkan frekuensi itu. Pada Theremin terdapat 2 frekuensi, dimana yang satu untuk mengatur pitch atau untuk memainkan nadanya, dan yang satu untuk mengatur volume. Gerakan tangan di dekat antena yang mengatur frekuensi mengubah sirkuit-sirkuit pada Theremin, yang kemudian mengontrol sinyal suara untuk disalurkan ke speaker.\nSuara yang dihasilkan oleh Theremin seringkali diasosiakan pada suara yang memiliki kesan menyeramkan (membuat merinding) sehingga kerap kali penggunaan Theremin dilakukan dalam pembuatan soundtrack dalam film seperti Miklos Rozsa's dalam film Spellbound and The Lost Weekend, Bernard Herrmann's dalam film The Day the Earth Stood Still yang digunakan juga dalam drama Midsomer Murders.", "question_text": "Darimanakah asal alat musik Theremin?", "answers": [{"text": "Rusia", "start_byte": 238, "limit_byte": 243}]} {"id": "-2211834229005046203-6", "language": "indonesian", "document_title": "Super Junior", "passage_text": "Grup tersebut debut secara resmi di program musik Inkigayo' SBS' pada November 2005, menampilkan singel pertama mereka\"Twins (Knock Out)\". Sebuah digital singel yang terdiri dari \"Twins (Knock Out)\", \"You Are the One\", tiga lagu tambahan dirilis secara online pada 8 November, diikuti perilisan album debut mereka, Twins pada 6 Desember 2005. Album tersebut terjual 28.536 kopi di bulan pertama dirilis dan berada di posisi ketiga monthly chart bulan Desember 2005.[14][c]", "question_text": "Apakah album pertama boyband Super Junior?", "answers": [{"text": "Twins", "start_byte": 315, "limit_byte": 320}]} {"id": "-7039021060313014376-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Belanda", "passage_text": "\n\nMenurut konstitusi Belanda, Amsterdam adalah ibu kota Belanda, meskipun parlemen dan pemerintah Belanda telah berada di Den Haag sejak 1588, demikian pula dengan Mahkamah Agung dan Dewan Negara.[1][2] Sejak revisi Konstitusi tahun 1983, Pasal 32 secara khusus menyebutkan bahwa \"Raja yang akan disumpah dan dilantik sesegera mungkin di ibu kota, Amsterdam\",[3][4] sebagai satu-satunya referensi dalam Konstitusi yang menyatakan bahwa Amsterdam adalah ibu kota.", "question_text": "Apakah nama ibukota Belanda ?", "answers": [{"text": "Amsterdam", "start_byte": 30, "limit_byte": 39}]} {"id": "7674259127933249376-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "kapan kah Kristen masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "6663429594831674341-10", "language": "indonesian", "document_title": "Hidayatullah (organisasi)", "passage_text": "Metode (manhaj nubuwwah') Hidayatullah yaitu berpegang pada al Qur’an dan as-Sunnah sebagai bentuk ketaatan kepada Allah dan Rasul-Nya. Hidayatullah berfokus pada pelurusan masalah aqidah, imamah dan jamaah (tajdid); pencerahan kesadaran (tilawatu ayatillah); pembersihan jiwa (tazkiyatun-nufus); pengajaran dan pendidikan (ta’limatul-kitab wal-hikmah) dengan tujuan akhir melahirkan kepemimpinan dan ummat.", "question_text": "Apakah tujuan utama didirikan Hidayatullah?", "answers": [{"text": "melahirkan kepemimpinan dan ummat", "start_byte": 377, "limit_byte": 410}]} {"id": "-9150928036587136120-0", "language": "indonesian", "document_title": "Avril Lavigne", "passage_text": "Avril Ramona Lavigne (/ˈævrɪl ləˈviːn/; French:[avʁil laviɲ]) (lahir 27 September 1984), adalah seorang penyanyi, penulis lagu, dan aktris berkebangsaan Kanada. Pada usia 15 tahun, dia tampil di panggung bersama Shania Twain dan diusia 16 tahun, dia dikontrak untuk memproduksi dua album oleh Arista Records senilai lebih dari $2juta.", "question_text": "Kapan Avril Lavigne lahir?", "answers": [{"text": "27 September 1984", "start_byte": 77, "limit_byte": 94}]} {"id": "-327706401816970237-0", "language": "indonesian", "document_title": "Turkistan (region)", "passage_text": "\n\nTurkistan secara harfiah berarti \"Tanah bangsa Turki\" dalam bahasa persia yang merujuk pada suatu daerah di Asia Tengah antara Siberia di sebelah utara dan Tibet, India dan Afghanistan di sebelah selatan, Laut Kaspia di barat dan Gurun Gobi di timur.", "question_text": "Dimanakah leteak area Turkistan ?", "answers": [{"text": "Asia Tengah antara Siberia di sebelah utara dan Tibet, India dan Afghanistan di sebelah selatan, Laut Kaspia di barat dan Gurun Gobi di timur", "start_byte": 110, "limit_byte": 251}]} {"id": "9023378924314234033-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pound Mesir", "passage_text": "Pound Mesir (Arab: الجنيه المصرى, el-Gineih el-Maṣrī) merupakan sebuah mata uang resmi negara Mesir sejak tahun 1834. Kode mata uangnya adalah EGP. Mata uang ini setiap satu-satunya dibagi menjadi 100 piastre. Mata uang ini terbagi menjadi 5, 10, 25, 50 irsh, 1, 5, 10, 20, 50, 100, 200 gineih.", "question_text": "Apa mata uang Mesir?", "answers": [{"text": "Pound Mesir", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-6181422000891734462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Christopher McCandless", "passage_text": "Christopher Johnson \"Chris\" McCandless (/ˈkrɪstəfər ˈdʒɒnsən məˈkændl[invalid input: 'ɨ']s/; 12 Februari 1968[1] – kurang lebih bulan Agustus 1992) adalah seorang pejalan kaki dan seorang petandang asal Amerika Serikat. Usai lulus dari perguruan tinggi sejak tahun 1990, mulailah McCandless melakukan perjalanan mengelilingi Amerika Serikat lalu akhirnya ia bepergian ke Alaska dengan menumpangi sebuah kendaraan di bulan April 1992. Saat di sana, ia berangkat menuju suatu jalan setapak yang dinamai Stampede Trail dengan membawa perlengkapan yang amat sedikit dan mengharapkan kehidupan yang sederhana di tengah-tengah alam. Hampir selama empat bulan kemudian, tubuh McCandless yang telah membusuk dengan hanya memiliki berat badan 30 kilogram itu telah ditemukan oleh para pemburu dalam sebuah otobus yang digunakan oleh McCandless sebagai tempat pernaungan pedalaman di sepanjang Stampede Trail yang berada di tepi timur dari Sungai Sushana. Secara resmi, penyebab kematiannya diakibatkan oleh kelaparan kendati penyebab kematiannya yang persis berujung pada persoalan segelintir perdebatan.", "question_text": "Kapan Christopher Johnson lahir ?", "answers": [{"text": "12 Februari 1968", "start_byte": 105, "limit_byte": 121}]} {"id": "-6981057281830085100-1", "language": "indonesian", "document_title": "Adobe Flash", "passage_text": "Sebelum tahun 2005, Flash dirilis oleh Macromedia. Flash 1.0 diluncurkan pada tahun 1996 setelah Macromedia membeli program animasi vektor bernama FutureSplash. Versi terakhir yang diluncurkan di pasaran dengan menggunakan nama 'Macromedia' adalah Macromedia Flash 8. Pada tanggal 3 Desember 2005 Adobe Systems mengakuisisi Macromedia dan seluruh produknya, sehingga nama Macromedia Flash berubah menjadi Adobe Flash.", "question_text": "Kapan Adobe Flash dirilis ?", "answers": [{"text": "1996", "start_byte": 84, "limit_byte": 88}]} {"id": "-2542231204956253880-1", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa", "passage_text": "Benua ini adalah benua terkecil kedua setelah Australia dengan luas 10.180.000km² sedangkan bila dihitung dari populasinya, benua ini terletak di urutan ketiga dengan populasi terbanyak (di bawah Asia, dan Afrika) dengan 742,5 juta jiwa pada tahun 2013 atau sama dengan seperdelapan penduduk dunia.", "question_text": "berapaakah luas benua Eropa?", "answers": [{"text": "10.180.000km²", "start_byte": 68, "limit_byte": 82}]} {"id": "5055949981101362059-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Mercy's", "passage_text": "\nThe Mercy's adalah sebuah grup musik asal Indonesia yang dibentuk di Medan pada tahun 1969 dan sempat populer di era 1970-an.", "question_text": "Kapan The Mercy's dibentuk ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 87, "limit_byte": 91}]} {"id": "1869783454412775195-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cepiring, Kendal", "passage_text": "\nCepiring adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Kendal, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Kecamatan Cepiring berjarak 7 Km dari pusat Kabupaten Kendal. Sebagian besar wilayahnya merupakan dataran rendah hingga kawasan pesisir berbatasan langsung dengan Laut Jawa. Pusat pemerintahnnya berada di Desa Cepiring. Luas wilayah Kecamatan Cepiring 30,07 km² terdiri dari 15 desa, 40 dusun/dukuh, 53 Rukun Warga (RW) dan 323 Rukun Tetangga (RT) dengan jumlah penduduk 50.811 Jiwa pada 2016.", "question_text": "Berapa luas kota Cepiring?", "answers": [{"text": "30,07 km²", "start_byte": 344, "limit_byte": 354}]} {"id": "-2590770698754007682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kode etik jurnalistik", "passage_text": "Kode Etik Jurnalistik adalah himpunan etika profesi kewartawanan.[1] Wartawan selain dibatasi oleh ketentuan hukum, seperti Undang-Undang Pers Nomor 40 Tahun 1999, juga harus berpegang kepada kode etik jurnalistik.[2] Tujuannya adalah agar wartawan bertanggung jawab dalam menjalankan profesinya, yaitu mencari dan menyajikan informasi.[2]", "question_text": "Apa ketentuan hukum Jurnalistik di Indonesia?", "answers": [{"text": "Undang-Undang Pers Nomor 40 Tahun 1999", "start_byte": 124, "limit_byte": 162}]} {"id": "6360416785103604826-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Anzac", "passage_text": "Hari Anzac adalah hari nasional di Australia dan Selandia Baru untuk memperingati semua warga Australia dan Selandia Baru \"yang telah bertugas dan gugur dalam seluruh peperangan, konflik dan operasi penjaga perdamaian\" dan \"kontribusi juga penderitaan dari mereka yang telah bertugas.\" [1] [2] Hari Anzac diselenggarakan setiap tahun pada tanggal 25 April untuk menghormati para anggota Australia dan Selandia Baru Army Corps (ANZAC) yang bertempur di Gallipoli melawan Kekaisaran Ottoman selama Perang Dunia I. Hari Anzac juga diperingati di Kepulauan Cook, Niue, Kepulauan Pitcairn, dan Tonga. Sebelumnya hari Anzac merupakan hari libur nasional di Papua Nugini atau Samoa.", "question_text": "Kapan Australia diperingati di Selandia Baru?", "answers": [{"text": "25 April", "start_byte": 347, "limit_byte": 355}]} {"id": "8489650339962660973-1", "language": "indonesian", "document_title": "Iklan televisi", "passage_text": "Iklan TV pertama di dunia berasal dari Amerika Serikat, pada tanggal 1 Juli 1941 di saluran WNBT stasiun New York (kini WNBC) sebelum pertandingan basket antara Brooklyn Dodgers melawan Philadelphia Phillies. Iklan itu adalah iklan jam tangan Bulova.[1][2] Di Inggris iklan TV pertama ditayangkan di ITV tanggal 22 September 1955, yaitu iklan pasta gigi Gibbs SR. Di Asia iklan TV ditayangkan oleh Nippon Television di Tokyo tanggal 28 Agustus, 1953, yang mengiklankan jam Seikosha (kini Seiko).[3]", "question_text": "apakah iklan televisi pertama didunia?", "answers": [{"text": "jam tangan Bulova", "start_byte": 232, "limit_byte": 249}]} {"id": "6701332107157851833-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sastra", "passage_text": "Sastra (Sanskerta: शास्त्र, shastra) merupakan kata serapan dari bahasa Sanskerta śāstra, yang berarti \"teks yang mengandung instruksi\" atau \"pedoman\", dari kata dasar śās- yang berarti \"instruksi\" atau \"ajaran\". Dalam bahasa Indonesia kata ini biasa digunakan untuk merujuk kepada \"kesusastraan\" atau sebuah jenis tulisan yang memiliki arti atau keindahan tertentu.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Kesusasteraan ?", "answers": [{"text": "jenis tulisan yang memiliki arti atau keindahan tertentu", "start_byte": 327, "limit_byte": 383}]} {"id": "-5294728742610349479-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Daoguang", "passage_text": "\nKaisar Daoguang (Chinese:道光帝; pinyin:Dàoguāngdì, 16 September 1782 – 25 Februari 1850) adalah kaisar Dinasti Qing Manchu kedelapan dan Kaisar Qing keenam yang memerintah Tiongkok dari tahun 1820 hingga 1850. Pemerintahannya ditandai oleh \"bencana luar dan pemberontakan dari dalam\", yang adalah Perang Candu Pertama, dan awal Pemberontakan Taiping yang hampir menghancurkan dinasti tersebut. Sejarawan Jonathan Spence menggambarkan Daoguang sebagai \"seseorang yang berarti namun tidak efektif\" yang mengangkat para pejabat yang \"mengajukan pandangan murni meskipun mereka tidak menceritakan tentang masalah di dalam dan luar negeri yang terjadi di sekitar dinasti tersebut\".", "question_text": "Kapan Kaisar Daoguang lahir?", "answers": [{"text": "16 September 1782", "start_byte": 59, "limit_byte": 76}]} {"id": "241635293625628181-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kalender Hijriyah", "passage_text": "Kalender Hijriah atau Kalender Islam (bahasa Arab: التقويم الهجري; at-taqwim al-hijri), adalah kalender yang digunakan oleh umat Islam, termasuk dalam menentukan tanggal atau bulan yang berkaitan dengan ibadah, atau hari-hari penting lainnya. Kalender ini dinamakan Kalender Hijriah, karena pada tahun pertama kalender ini adalah tahun di mana terjadi peristiwa Hijrah-nya Nabi Muhammad SAW dari Makkah ke Madinah, yakni pada tahun 622 M. Di beberapa negara yang berpenduduk mayoritas Islam, Kalender Hijriah juga digunakan sebagai sistem penanggalan sehari-hari. Kalender Islam menggunakan peredaran bulan sebagai acuannya, berbeda dengan kalender biasa (kalender Masehi) yang menggunakan peredaran Matahari.", "question_text": "Apa itu kalender Hijriyah?", "answers": [{"text": "kalender yang digunakan oleh umat Islam, termasuk dalam menentukan tanggal atau bulan yang berkaitan dengan ibadah, atau hari-hari penting lainnya", "start_byte": 108, "limit_byte": 254}]} {"id": "-7949095592558408178-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam deoksiribonukleat", "passage_text": "\n\nAsam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instruksi genetika setiap organisme dan banyak jenis virus. Instruksi-instruksi genetika ini berperan penting dalam pertumbuhan, perkembangan, dan fungsi organisme dan virus. DNA merupakan asam nukleat; bersamaan dengan protein dan karbohidrat, asam nukleat adalah makromolekul esensial bagi seluruh makhluk hidup yang diketahui. Kebanyakan molekul DNA terdiri dari dua unting biopolimer yang berpilin satu sama lainnya membentuk heliks ganda. Dua unting DNA ini dikenal sebagai polinukleotida karena keduanya terdiri dari satuan-satuan molekul yang disebut nukleotida. Tiap-tiap nukleotida terdiri atas salah satu jenis basa nitrogen (guanina (G), adenina (A), timina (T), atau sitosina (C)), gula monosakarida yang disebut deoksiribosa, dan gugus fosfat. Nukleotida-nukelotida ini kemudian tersambung dalam satu rantai ikatan kovalen antara gula satu nukleotida dengan fosfat nukelotida lainnya. Hasilnya adalah rantai punggung gula-fosfat yang berselang-seling. Menurut kaidah pasangan basa (A dengan T dan C dengan G), ikatan hidrogen mengikat basa-basa dari kedua unting polinukleotida membentuk DNA unting ganda", "question_text": "Apakah pengertian DNA ?", "answers": [{"text": "\"dsr\":[417,424,3,3]}'>nucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instru", "start_byte": 109, "limit_byte": 224}]} {"id": "6988824171710076797-2", "language": "indonesian", "document_title": "Viking", "passage_text": "Istilah Abad Viking telah dipakai untuk menyebut periode sejarah Skandinavia dari tahun 800 sampai 1066, yaitu sampai pada kematian dari Harald III Sigurdsson.[4][5][6]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Zaman Viking Eropa?", "answers": [{"text": "periode sejarah Skandinavia dari tahun 800 sampai 1066", "start_byte": 49, "limit_byte": 103}]} {"id": "5919471093382900543-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bima (Mahabharata)", "passage_text": "Kata bhīma dalam bahasa Sanskerta artinya kurang lebih adalah 'hebat', 'dahsyat', 'mengerikan'.[2] Nama lain Bima yaitu Wrekodara, dalam alih aksara bahasa Sanskerta dieja vṛkodhara, artinya ialah \"perut serigala\", dan merujuk ke kegemarannya makan.[3] Nama julukan yang lain adalah Bhīmasena yang berarti panglima perang.", "question_text": "Apa itu Wrekodara?", "answers": [{"text": "Nama lain Bima", "start_byte": 100, "limit_byte": 114}]} {"id": "-7711007641602361369-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "siapakah yang menciptakan komputer pertama ?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-7449669909946915900-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi", "passage_text": "\nTeknologi (Inggris: technology) adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.", "question_text": "Apakah definisi sederhana teknologi ?", "answers": [{"text": "keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia", "start_byte": 40, "limit_byte": 153}]} {"id": "5581255983600018735-25", "language": "indonesian", "document_title": "Lampung", "passage_text": "Provinsi Lampung memiliki luas 35.376,50km² dan terletak di antara 105°45'-103°48' BT dan 3°45'-6°45' LS. Daerah ini di sebelah barat berbatasan dengan Samudera Hindia, di sebelah timur dengan Laut Jawa, di sebelah utara berbatasan dengan provinsi Sumatera Selatan, dan di sebelah selatan berbatasan dengan Selat Sunda.\nBeberapa pulau termasuk dalam wilayah Provinsi Lampung, yang sebagian besar terletak di Teluk Lampung, di antaranya: Pulau Darot, Pulau Legundi, Pulau Tegal, Pulau Sebuku, Pulau Ketagian, Pulau Sebesi, Pulau Poahawang, Pulau Krakatau, Pulau Putus dan Pulau Tabuan. Ada juga Pulau Tampang dan Pulau Pisang di yang masuk ke wilayah Kabupaten Lampung Barat.", "question_text": "berapakah luas provinsi Lampung ?", "answers": [{"text": "35.376,50km²", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "-4733282410990495588-4", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "\n\nPada 18 Juni 618, Li Yuan menyatakan diri sebagai kaisar dinasti baru, Tang.[8][9] Peristiwa ini berlangsung setelah pembunuhan Kaisar Yang, sepupu Li Yuan,[3] oleh Jenderal Yuwen Huaji.[8][9] Li Yuan (yang nantinya mengganti namanya menjadi Kaisar Gaozu dari Tang) mulai naik ke tampuk kekuasaan saat menjabat sebagai Adipati Tang dan gubernur Taiyuan selama masa keruntuhan Dinasti Sui, yang salah satunya disebabkan oleh kegagalan Sui dalam menaklukkan Goguryeo selama Perang Goguryeo-Sui.[10][11] Li Yuan memperoleh martabat dan pengalaman militer, dan pada tahun 617 ia memberontak bersama dengan putranya dan putrinya yang juga militan, Putri Pingyang (kematian 623); sang putri bahkan mengumpulkan tentaranya sendiri dan memerintah mereka langsung.[8] Pada tahun 617, Li Yuan menduduki Chang'an dan menjadi wali Kaisar Gong dari Sui, kaisar yang masih anak-anak. Li Yuan menempatkan Kaisar Yang ke posisi Taishang Huang atau kaisar yang sudah pensiun/ayah dari kaisar saat ini.[8] Setelah mendengar kabar pembunuhan Kaisar Yang oleh Jenderal Yuwen Huaji (kematian 619), Li Yuan menyatakan dirinya sebagai kaisar dinasti baru.[8][9] Sebagai Kaisar Gaozu dari Tang, ia menguasai Tang sebagai kaisar pertama dari tahun 618 hingga 626.", "question_text": "siapakah raja pertama Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "Li Yuan", "start_byte": 20, "limit_byte": 27}]} {"id": "8201823013687198471-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lukisan Batu di Valcamonica", "passage_text": "Ukiran batu di Val Camonica (Lembah Camonica) berada di Provinsi Brescia, Italia, dan memiliki koleksi petroglif prasejarah terbesar di dunia.[1] Koleksi ini diakui oleh Unesco pada 1979 dan merupakan Situs Warisan Dunia yang pertama di Italia. Unesco secara formal mengakui lebih dari 140.000 gambar dan simbol, tetapi penemuan baru telah menambah jumlah ukiran yang dikatalogkan menjadi antara 200.000[2] dan 300.000.[3] Petroglif tersebar di semua permukaan di lembah, tetapi terkonsentrasi di daerah Darfo Boario Terme, Capo di Ponte, Nadro, Cimbergo, dan Paspardo.", "question_text": "Kapan Ukiran batu di Val Camonica diakui oleh UNESCO?", "answers": [{"text": "1979", "start_byte": 182, "limit_byte": 186}]} {"id": "3801306638695837194-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Myanmar", "passage_text": "\nMyanmar (Burma) adalah sebuah negara multi-keagamaan. Tidak ada agama negara yang resmi, namun pemerintahnya menunjukan preferensi untuk Buddha Theravada, agama mayoritasnya.[2]\nMenurut statistik yang diterbitkan oleh pemerintah Burma dan CIA, agama tersebut dipraktikan oleh 89% penduduknya,[3][4][5] khususnya Bamar, Rakhine, Shan, Mon, dan Tionghoa.", "question_text": "apakah agama mayoritas di Myanmar ?", "answers": [{"text": "Buddha Theravada", "start_byte": 138, "limit_byte": 154}]} {"id": "1341892103878596542-3", "language": "indonesian", "document_title": "Momofuku Ando", "passage_text": "Ando dilahirkan pada tahun 1910 di dekat Kota Chiayi (sekarang kota Puzi, Taiwan). Nama aslinya adalah Wu Pai-fu (traditional Chinese: 吳百福;simplified Chinese: 吴百福;pinyin: Wú Bǎifú;Wade–Giles: Wu Pai-fu; Pe̍h-ōe-jī: Gô Pek-hok). Ketika masih kecil, kedua orang tuanya meninggal dunia. Ia dipungut oleh kakek-neneknya yang memiliki usaha grosir tekstil, dan dibesarkan di Kota Tainan. Ketika berusia 22 tahun (1932), ia mendirikan perusahaan serat bernama Tōyō Meias dengan modal uang warisan ayahnya. Pada waktu itu, perusahaan dagang yang menjual barang-barang hasil rajutan masih sedikit. Dalam usahanya mengembangkan bisnis, perusahaan barang-barang rajutan bernama Nitō Shōkai didirikannya pada tahun 1933 di Osaka. Sambil memperluas usaha di bidang ekspor-impor bahan rajutan serta produksi alat-alat optika dan instrumen presisi, ia kuliah di program magister Universitas Ritsumeikan.", "question_text": "Kapan Momofuku Ando lahir ?", "answers": [{"text": "1910", "start_byte": 27, "limit_byte": 31}]} {"id": "9074988794924065004-4", "language": "indonesian", "document_title": "Jannatul Baqi", "passage_text": "Orang pertama yang dimakamkan di al-Baqi adalah As'ad bin Zararah, sahabat Anshar yang meninggal tak lama setelah Nabi hijrah ke Madinah. Nabi memilih tempat untuk menjadi kuburannya.", "question_text": "siapakah mayat pertama yang di makamkan di Makam Al-Baqi?", "answers": [{"text": "As'ad bin Zararah", "start_byte": 48, "limit_byte": 65}]} {"id": "-7363931234345759070-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nokia", "passage_text": "Kata Nokia berasal dari nama sebuah komunitas yang tinggal di sungai Emakoski di negara Finlandia Selatan. Nokia didirikan sebagai perusahaan penggilingan pulp oleh Fredrik Idestam pada tahun 1865. Perusahaan Karet Finlandia kemudian mendirikan pabriknya di kawasan sekitarnya pada awal abad ke-20 dan mulai menggunakan merek Nokia.", "question_text": "kapan Nokia berdiri ?", "answers": [{"text": "1865", "start_byte": 192, "limit_byte": 196}]} {"id": "-4388726451805053705-30", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Boshin", "passage_text": "Enomoto berniat untuk bertempur hingga mati. Barang-barang berharga diberikannya kepada musuh untuk disimpan.[46] namun Otori berhasil meyakinkan Enomoto untuk menyerah. Menurut Otori, tetap hidup dalam kekalahan adalah cara yang paling berani, \"Kalau mau mati, kamu kapan saja bisa.\"[47] Enomoto menyerah pada tanggal 18 Mei 1869, dan mengakui kekuasaan Kaisar Meiji. Republik Ezo berakhir pada 27 Juni 1869.", "question_text": "Siapa yang memenangi Perang Boshin?", "answers": [{"text": "Kaisar Meiji", "start_byte": 355, "limit_byte": 367}]} {"id": "-5074791835363510256-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konservatisme", "passage_text": "Samuel Francis mendefinisikan konservatisme yang otentik sebagai “bertahannya dan penguatan orang-orang tertentu dan ungkapan-ungkapan kebudayaannya yang dilembagakan.”[1] Roger Scruton menyebutnya sebagai “pelestarian ekologi sosial” dan “politik penundaan, yang tujuannya adalah mempertahankan, selama mungkin, keberadaan sebagai kehidupan dan kesehatan dari suatu organisme sosial.”[2]", "question_text": "Apakah definisi Roger Scruton terhadap konservatisme?", "answers": [{"text": "“pelestarian ekologi sosial” dan “politik penundaan, yang tujuannya adalah mempertahankan, selama mungkin, keberadaan sebagai kehidupan dan kesehatan dari suatu organisme sosial.”", "start_byte": 210, "limit_byte": 397}]} {"id": "6709039370925238054-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mikroblog", "passage_text": "Mikroblog adalah suatu bentuk blog yang memungkinkan penggunanya untuk menulis teks pembaharuan singkat yang biasanya kurang dari 200 karakter dan mempublikasikannya, baik untuk dilihat semua orang atau kelompok terbatas yang dipilih oleh pengguna tersebut. Pesan-pesan ini dapat dikirim melalui berbagai cara yaitu melalui SMS (Short Message Service), pesan instan, surat elektronik, digital audio atau web.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan mikroblog ?", "answers": [{"text": "bentuk blog yang memungkinkan penggunanya untuk menulis teks pembaharuan singkat yang biasanya kurang dari 200 karakter dan mempublikasikannya, baik untuk dilihat semua orang atau kelompok terbatas yang dipilih oleh pengguna tersebut", "start_byte": 23, "limit_byte": 256}]} {"id": "4966807074611217189-1", "language": "indonesian", "document_title": "Retrovirus", "passage_text": "Terdapat pada kera-kera kecil, atau kera besar macam gorila atau simpanse yang ada di benua Afrika, serta orangutan yang ada di Sumatera dan Kalimantan.", "question_text": "di hewan apakah virus RNA dapat ditemukan?", "answers": [{"text": "kera-kera kecil, atau kera besar macam gorila atau simpanse yang ada di benua Afrika, serta orangutan yang ada di Sumatera dan Kalimantan", "start_byte": 14, "limit_byte": 151}]} {"id": "6771577082475617236-83", "language": "indonesian", "document_title": "Planet", "passage_text": "Dari delapan planet di Tata Surya, hanya Venus dan Mars yang tidak memiliki medan magnet.[149] Selain itu, satelit Yupiter Ganymede punya medan magnetik. Dari semua planet termagnetkan, medan Merkurius adalah yang terlemah dan tidak mampu memantulkan angin matahari. Medan magnet Ganymede beberapa kali lipat lebih besar dan medan Yupiter adlaah yang terkuat di Tata Surya (kuat sekali sampai-sampai planet ini memiliki ancaman kesehatan serius bagi misi berawak ke satelit-satelitnya pada masa depan). Medan magnet planet-planet raksasa lainnya memiliki kekuatan yang agak setara dengan Bumi, namun momen magnetnya lebih besar. Medan magnet Uranus dan Neptunus sangat miring relatif terhadap sumbu rotasi dan terlepas dari pusat planetnya.[149]", "question_text": "Berapa jumlah planet di dalam tatasurya?", "answers": [{"text": "delapan", "start_byte": 5, "limit_byte": 12}]} {"id": "6444901461123677679-0", "language": "indonesian", "document_title": "Crossplay", "passage_text": "\nCrossplay (lakuran dari cross-dressing dan cosplay) adalah cosplay di saat seseorang berpakaian seperti tokoh yang berbeda gender dari dirinya.[1] Orang yang melakukan crossplay disebut dengan crossplayer. Crossplay ditemukan seiring dengan berjalannya konvensi anime. Sama seperti cosplay, crossplay tidak lagi eksklusif bagi genre tertentu saja.", "question_text": "apakah sebutan orang yang melakukan crossplay?", "answers": [{"text": "crossplayer", "start_byte": 194, "limit_byte": 205}]} {"id": "-2453957856951420013-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Jerman", "passage_text": "Deutsche Mark (DM, DEM) atau Mark Jerman adalah mata uang resmi Jerman Barat dari 1948 hingga penyatuan Jerman pada 1990 dan mata uang resmi Jerman sejak saat itu hingga diperkenalkannya euro pada 1999. Deutsche Mark pertama kali dikeluarkan pada tahun 1948 saat pendudukan sekutu menggantikan Reichsmark. Tahun 1999, ketika mark digantikan euro, koin dan uang kertas mark masih beredar hingga awal 2002.", "question_text": "Apa mata uang negara Jerman?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 187, "limit_byte": 191}]} {"id": "8709180081737972189-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Dari manakah wiracarita Mahabharata berasal ?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "-2893785328018815564-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah komputer", "passage_text": "Dengan terjadinya Perang Dunia Kedua, negara-negara yang terlibat dalam perang tersebut berusaha mengembangkan komputer untuk mengeksploit potensi strategis yang dimiliki komputer. Hal ini meningkatkan pendanaan pengembangan komputer serta mempercepat kemajuan teknik komputer. Pada tahun 1941, Konrad Zuse, seorang insinyur Jerman membangun sebuah komputer, Z3, untuk mendesain pesawat terbang dan peluru kendali.", "question_text": "Kapan komputer diciptakan ?", "answers": [{"text": "1941", "start_byte": 289, "limit_byte": 293}]} {"id": "702676436267656057-4", "language": "indonesian", "document_title": "Planet", "passage_text": "Secara umum, planet terbagi menjadi dua jenis utama: raksasa gas besar berkepadatan rendah dan raksasa darat kecil berbatu. Sesuai definisi IAU, ada delapan planet di Tata Surya. Menurut jaraknya dari Matahari (dekat ke jauh), ada empat planet kebumian, Merkurius, Venus, Bumi, dan Mars, kemudian empat raksasa gas, Yupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus. Enam planet di antaranya dikelilingi oleh satu satelit alam atau lebih.\nSelain itu, IAU mengakui lima planet kerdil[3] dan ratusan ribu benda kecil Tata Surya. Mereka juga masih mempertimbangkan benda-benda lain untuk digolongkan sebagai planet.[4]", "question_text": "ada berapakah jumlah Planet kebumian yang telah ditemukan?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 231, "limit_byte": 236}]} {"id": "4908311636305770615-3", "language": "indonesian", "document_title": "Seminari Garum", "passage_text": "\"Tanggal 29 Juni 1959, Pesta Santo Petrus dan Santo Paulus, di sebuah desa yang tenang, yaitu Garum (terletak di jalan Malang-Blitar), sekitar pukul sepuluh pagi ada keramaian yang tidak biasa. Ratusan umat Katolik dari Blitar, Garum, Wlingi, dan Slorok datang berduyun-duyun ke seminari. Mereka menghadiri misa agung yang dipersembahkan oleh Yang Mulia Mgr. J. Klooster, CM., Vikaris Apostolik Surabaya dan kemudian bersama-sama sarapan di ruang makan seminari. Puluhan mobil mengantar para undangan (di antaranya banyak pejabat sipil dan militer) untuk resepsi. Pesta di Garum. Hari ini ulang tahun ke-11 pendirian seminari [di keuskupan Surabaya], sebuah kompleks gedung baru secara resmi mulai digunakan. Sejumlah program pesta telah disusun: Pada malam hari akan ada pertunjukan wayang kulit untuk rakyat di sekitar dan besok pagi ratusan anak akan datang di lapangan olahraga kami untuk mengadakan permainan-permainan rakyat. Rektor seminari, Pastor J. Verbong CM, ekonom, Pastor Adam van Mensvoort CM, kekurangan mata dan tangan untuk mengatur itu semua. Diam-diam kami telah memikirkan jalan panjang yang telah ditempuh selama 11 tahun silam. Pada waktu itu, tahun 1948, Pastor H. Niessen memberikan pelajaran kepada 8 seminaris di sebuah kamar pastoran yang kotor di kota Surabaya yang panas. Sekarang, 11 tahun kemudian, terdapat 5 frater CM teologan di luar negeri, di Garum terdapat 16 frater (CM) yang menuntut pelajaran filsafat, ada korps pengajar yang lengkap, seminari menengah itu mempunyai 5 kelas dan ada sebuah kompleks gedung baru di tengah-tengah nyiur-nyiur yang dikelilingi sawah-sawah, indah.\"[2]", "question_text": "Dimana Seminari Garum didirikan?", "answers": [{"text": "Malang-Blitar", "start_byte": 119, "limit_byte": 132}]} {"id": "-3757055879433936529-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Al-Isra'", "passage_text": "Surah Al-Isra' (bahasa Arab:الإسرا, al-Isrā, \"Perjalanan Malam\") adalah surah ke-17 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 111 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Surah ini dinamai dengan Al-Isra yang berarti \"memperjalankan di malam hari\". Surah ini dinamakan pula dengan nama Surah Bani Israel dikaitkan dengan penuturan pada ayat ke-2 sampai dengan ayat ke-8 dan kemudian dekat akhir surah yakni pada ayat 101 sampai dengan ayat 104 di mana Allah menyebutkan tentang Bani Israel yang setelah menjadi bangsa yang kuat lagi besar lalu menjadi bangsa yang terhina karena menyimpang dari ajaran Allah SWT. Dihubungkannya kisah Isra dengan riwayat Bani Israel pada surah ini, memberikan peringatan bahwa umat Islam akan mengalami keruntuhan, sebagaimana halnya Bani Israel, apabila mereka juga meninggalkan ajaran-ajaran agamanya.", "question_text": "Apakah kandungan utama Surah Al-Isra'?", "answers": [{"text": "tentang Bani Israel yang setelah menjadi bangsa yang kuat lagi besar lalu menjadi bangsa yang terhina karena menyimpang dari ajaran Allah SWT", "start_byte": 483, "limit_byte": 624}]} {"id": "-3355328754192541987-19", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Kota-kota penting di Mesir adalah Alexandria,yang merupakan kota terbesar kedua; Aswan; Asyut; Kairo, yang merupakan ibukota Mesir modern dan kota terbesar; El-Mahalla el-Kubra; Giza, situs Piramida Khufu; Hurghada; Luxor; Kom Ombo; Port Safaga; Port Said; Sharm El Sheikh; Suez, di mana ujung selatan Terusan Suez berada; Zagazig; dan al-Minya. Oasis di Mesir diantaranya ialah Bahariya, el Dakhla, Farafra, el Kharga dan Siwa.", "question_text": "Apakah ibukota Mesir?", "answers": [{"text": "Kairo", "start_byte": 95, "limit_byte": 100}]} {"id": "8294796093495799359-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tari Ajat Temuai Datai", "passage_text": "\nTari Ajat Temuai Datai adalah tari penyambutan khas Suku Dayak Iban di Provinsi Kalimantan Barat. Ajat Temuai Datai diadopsi dari bahasa Dayak Mualang, salah satu sub etnis kelompok Dayak Iban.[1] Masyarakat Suku Dayak Mualang menjadikan tarian ini sebagai tari menyambut tamu. Di Kalimantan Barat, tari Ajat Temuai Datai , kini menjadi tari penyambutan tamu kenegaraan . Seringkali, tari ini juga dimainkan ketika ada wisatawan berkunjung ke kampung Dayak Mualang di Kalimantan Barat. Arti dari kata ajat temuai datai sebenarnya tidak dapat diartikan secara langsung kata perkata. Namun, secara umum ajat temuai datai jika diartikan memiliki maksud proses pengucapan rasa syukur kepada sang pencipta atas kedatangan tamu atau temuai di tanah Kalimantan dengan berupa tari penyambutan tamu.[2]", "question_text": "Kapan seni tari Dayak ditampilkan?", "answers": [{"text": "menyambut tamu", "start_byte": 263, "limit_byte": 277}]} {"id": "-1941152840743752562-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qin", "passage_text": "Dinasti Qin (Hanzi: 秦朝, hanyu pinyin: Qin Chao) (221 SM - 206 SM) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti Qin terkenal sebagai dinasti yang pendek umurnya, namun meletakkan dasar-dasar kekaisaran yang kemudian akan diteruskan selama 2000 tahun oleh dinasti-dinasti setelahnya. Dinasti ini juga adalah dinasti pertama yang mempersatukan suku bangsa beragam di Tiongkok ke dalam entitas tunggal nasional Tiongkok.", "question_text": "Dimanakah letak kerajaan Qin?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 419, "limit_byte": 427}]} {"id": "-8789690425252346602-0", "language": "indonesian", "document_title": "Benda Terbang Aneh", "passage_text": "\nBenda Terbang Aneh (disingkat BETA; identik dengan makna dari istilah bahasa Inggris: Unidentified Flying Object disingkat UFO) atau sering kali disebut sebagai benda terbang tak dikenal adalah istilah yang digunakan untuk seluruh fenomena penampakan benda terbang yang tidak bisa diidentikasikan oleh pengamat dan tetap tidak teridentifikasi walaupun telah diselidiki.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan UFO ?", "answers": [{"text": "istilah yang digunakan untuk seluruh fenomena penampakan benda terbang yang tidak bisa diidentikasikan oleh pengamat dan tetap tidak teridentifikasi walaupun telah diselidiki", "start_byte": 195, "limit_byte": 369}]} {"id": "-2792883141682277620-8", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Bud Dajo Pertama", "passage_text": "\n\nPada 2 Maret 1906, Wood memerintahkan Kolonel J.W. Duncan dari 6th Infantry Regiment (United States) (ditempatkan di Zamboanga, ibukota provinsi) untuk memimpin ekspedisi melawan Bud Dajo. Duncan dan Perusahaan K dan M mengambil transportasi Wright ke Jolo.[9]Gubernur Scott mengirim tiga datu ramah ke atas gunung untuk meminta Bud Dajo Moros untuk melucuti senjata dan membubarkan diri, atau setidaknya mengirim perempuan dan anak-anak mereka ke lembah.[8]Mereka menolak permintaan ini, dan Scott memerintahkan Duncan untuk memulai serangan.", "question_text": "Kapan Pertempuran Pertama Bud Dajo dimulai?", "answers": [{"text": "2 Maret 1906", "start_byte": 7, "limit_byte": 19}]} {"id": "254457085054086866-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "kapankah ponsel genggam diciptakan pertama kali?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "-3646479264294791813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Gadang", "passage_text": "\nRumah Gadang adalah nama untuk rumah adat Minangkabau yang merupakan rumah tradisional dan banyak di jumpai di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Rumah ini juga disebut dengan nama lain oleh masyarakat setempat dengan nama Rumah Bagonjong atau ada juga yang menyebut dengan nama Rumah Baanjuang.[1].", "question_text": "Apa nama rumat adat Sumatra barat?", "answers": [{"text": "Rumah Gadang", "start_byte": 1, "limit_byte": 13}]} {"id": "4742209104204164087-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mughal", "passage_text": "Kekaisaran Mughal (Persian: شاهان مغول‎ Shāhān-e Moġul; sebutan diri: گوركانى - Gūrkānī) adalah sebuah negara yang pada masa jayanya memerintah Afganistan, Balochistan, dan sebagian besar anak benua India antara 1526 dan 1857. Kekaisaran ini didirikan oleh pemimpin Mongol, Barbur, pada tahun 1526, ketika dia mengalahkan Ibrahim Lodi, Sultan Delhi terakhir dalam Pertempuran Panipat I. Kata mughal adalah versi Indo-Aryan dari Mongol. Agama rakyat Mughal adalah Islam.", "question_text": "berapakah luas kerajaan Mughal?", "answers": [{"text": "Afganistan, Balochistan, dan sebagian besar anak benua India", "start_byte": 168, "limit_byte": 228}]} {"id": "4379008867612679170-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radang paru-paru", "passage_text": "Radang paru-paru atau pneumonia adalah kondisi inflamasi pada paru—utamanya memengaruhi kantung-kantung udara mikroskopik yang dikenal sebagai alveolus.[1][2] Kondisi ini biasanya disebabkan oleh infeksi virus atau bakteri dan lebih jarang mikroorganisme lainnya, obat-obatan tertentu, dan kondisi lain seperti penyakit autoimun.[1][3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan pneumonia?", "answers": [{"text": "kondisi inflamasi pada paru—utamanya memengaruhi kantung-kantung udara mikroskopik yang dikenal sebagai alveolus", "start_byte": 39, "limit_byte": 153}]} {"id": "-9070800422939821364-0", "language": "indonesian", "document_title": "Musim", "passage_text": "Musim adalah salah satu pembagian utama tahun, biasanya berdasarkan bentuk iklim yang luas. Biasanya satu tahun terbagi menjadi empat musim, yaitu: musim semi, musim panas, musim gugur, dan musim dingin. Tetapi, di Indonesia karena terletak di daerah tropis, maka hanya dibagi menjadi dua musim saja, yaitu: musim hujan dan musim kemarau.", "question_text": "Ada berapakah musim di Indonesia?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 285, "limit_byte": 288}]} {"id": "3733457670413798599-2", "language": "indonesian", "document_title": "Euro", "passage_text": "Ada 19 negara anggota Uni Eropa yang menggunakan Euro sebagai mata uang. Wilayah pengguna mata uang ini disebut sebagai Zona Euro. Sebelas negara pertama mulai menggunakan sejak awal 1999. Yunani menjadi pengguna ke-12 sejak awal 2001. Mulai tanggal 1 Januari 2007 Slovenia turut bergabung. Siprus dan Malta menggunakan sejak 1 Januari 2008. Slowakia, yang bergabung mulai 1 Januari 2009 dan Estonia pada 1 januari 2011. Yang terakhir adalah Latvia pada 1 Januari 2014. Yang terakhir adalah Lituania pada 1 Januari 2015. Berikut adalah negara-negara pengguna mata uang ini:", "question_text": "Apa sebutan bagi Wilayah pengguna mata uang Euro ?", "answers": [{"text": "Zona Euro", "start_byte": 120, "limit_byte": 129}]} {"id": "4099548249790442163-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "\nKalimantan Timur (disingkat Kaltim) adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.", "question_text": "berapakah luas provinsi kalimantan timur?", "answers": [{"text": "129.066,64 km²", "start_byte": 256, "limit_byte": 271}]} {"id": "6633852913199694286-0", "language": "indonesian", "document_title": "Belgia", "passage_text": "Belgia (secara resmi disebut Kerajaan Belgia) adalah sebuah negara yang terletak di bagian barat benua Eropa. Negara ini merupakan negara anggota pendiri Uni Eropa dan menjadi ibukota Uni Eropa, serta organisasi internasional lainnya termasuk NATO.[1] Belgia meliputi wilayah seluas 30.528km² dan memiliki populasi penduduk sekitar 10,5 juta jiwa.", "question_text": "berapakah luas Belgia?", "answers": [{"text": "30.528km²", "start_byte": 283, "limit_byte": 293}]} {"id": "-4930231569689950251-1", "language": "indonesian", "document_title": "Doraemon", "passage_text": "Serial komik Doraemon pertama kali diterbitkan pada bulan Desember 1969 di enam majalah berbeda. Sebanyak 1.345 cerita dibuat dalam rangkaian aslinya, yang diterbitkan oleh Shogakukan dalam naungan merek komik Tentōmushi (て ん と う 虫), yang diperluas hingga empat puluh lima jilid. Volume dikumpulkan di Perpustakaan Pusat Takaoka di Toyama, Jepang, tempat Fujiko Fujio lahir. Turner Broadcasting System membeli hak untuk seri anime Doraemon pada pertengahan 1980-an untuk versi berbahasa Inggris di Amerika Serikat[1], namun membatalkannya tanpa penjelasan sebelum menyiarkan episode apa pun. Pada bulan Juli 2013 Voyager Jepang mengumumkan manga tersebut akan dirilis secara digital dalam bahasa Inggris melalui layanan e-book Amazon Kindle. Ini adalah salah satu komik terlaris di dunia, telah terjual lebih dari 100 juta kopi.", "question_text": "Dimana Fujiko Fujio dilahirkan?", "answers": [{"text": "Toyama, Jepang", "start_byte": 343, "limit_byte": 357}]} {"id": "-7112565968699695234-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lembaga swadaya masyarakat", "passage_text": "Lembaga swadaya masyarakat (disingkat LSM) adalah sebuah organisasi yang didirikan oleh perorangan ataupun sekelompok orang yang secara sukarela yang memberikan pelayanan kepada masyarakat umum tanpa bertujuan untuk memperoleh keuntungan dari kegiatannya.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan organisasi non pemerintah?", "answers": [{"text": "sebuah organisasi yang didirikan oleh perorangan ataupun sekelompok orang yang secara sukarela yang memberikan pelayanan kepada masyarakat umum tanpa bertujuan untuk memperoleh keuntungan dari kegiatannya", "start_byte": 50, "limit_byte": 254}]} {"id": "-619463863729755551-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rawa", "passage_text": "\nRawa adalah lahan genangan air secara ilmiah yang terjadi terus-menerus atau musiman akibat drainase yang terhambat serta mempunyai ciri-ciri khusus secara fisika, kimiawi dan biologis. Di Indonesia, rawa - rawa biasanya terdapat di Hutan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kawasan rawa ?", "answers": [{"text": "lahan genangan air secara ilmiah yang terjadi terus-menerus atau musiman akibat drainase yang terhambat serta mempunyai ciri-ciri khusus secara fisika, kimiawi dan biologis", "start_byte": 13, "limit_byte": 185}]} {"id": "-1563684826760328609-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tumenggung Jalil", "passage_text": "Nama lahirnya Jalil, kemudian bergelar Tumenggung Macan Negara(nama populer Tumenggung Jalil),, kemudian bergelar Kiai Adipati Anom Dinding Raja (lahir di Kampung Palimbangan, Hulu Sungai Utara tahun 1840 – meninggal di Benteng Tundakan, Balangan tanggal 24 September 1861 pada umur 21 tahun) adalah panglima perang dalam Perang Banjar dengan basis pertahanan di Banua Lima, pedalaman Kalimantan Selatan. Jalil merupakan seorang jaba (Banjar: bukan berdarah bangsawan). Sejak kecil dia dikenal pemberani dan pendekar dalam ilmu silat. Pada waktu berusia 20 tahun dia terlibat dalam perlawanan terhadap Belanda di Desa Tanah Habang dan Lok Bangkai. Karena kepahlawanannya dia dikenal sebagai Kaminting Pidakan (Banjar: jagoan/jawara).", "question_text": "Kapan Kiai Adipati Anom Dinding Raja lahir?", "answers": [{"text": "1840", "start_byte": 200, "limit_byte": 204}]} {"id": "2891673178228226110-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Umum Tarif dan Perdagangan", "passage_text": "Perjanjian Umum Tarif dan Perdagangan (English: General Agreement on Tariffs and Trade atau GATT) adalah suatu perjanjian multilateral yang mengatur perdagangan internasional. Berdasarkan mukadimahnya, tujuan perjanjian ini adalah \"pengurangan substansial atas tarif dan hambatan perdagangan lainnya dan penghapusan preferensi, berdasarkan asas timbal balik dan saling menguntungkan.\" Perjanjian ini dinegosiasikan selama Konferensi Perdagangan dan Ketenagakerjaan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan merupakan hasil dari kegagalan negosiasi antarbangsa untuk menciptakan Organisasi Perdagangan Internasional (International Trade Organization atau ITO). GATT ditandatangani oleh 23 negara di Jenewa, Swiss, pada tanggal 30 Oktober 1947 dan mulai berlaku pada tanggal 1 Januari 1948. GATT berlaku hingga penandatanganan Perjanjian Putaran Uruguay oleh 123 negara di Marrakesh, Maroko, pada tanggal 14 April 1994, yang menetapkan berdirinya Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organization atau WTO) pada tanggal 1 Januari 1995.", "question_text": "Berapa negara yang menandatangani Perjanjian Umum Tarif dan Perdagangan?", "answers": [{"text": "23", "start_byte": 674, "limit_byte": 676}]} {"id": "-1606416128194914878-9", "language": "indonesian", "document_title": "Vodka", "passage_text": "Meskipun sebagian besar vodka tanpa rasa, banyak vodka dengan rasa diproduksi di negara yang memproduksi vodka secara tradisional, sering kali menggunakan resep rumahan untuk meningkatkan kualitas rasa vodka atau untuk keperluan pengobatan. Rasa yang dapat ditambahkan dapat berupa paprika, jahe, buah-buahan, vanilla, coklat (tanpa pemanis), dan kayu manis. Di Rusia, vodka diberi rasa madu dan lada dengan brand pertsovka juga sangat populer. Orang Polandia dan Belarus menambahkan daun rumput bison lokal untuk memproduksi vodka zubrówka (Polandia) dan zubrovka (Belarus), dengan sedikit rasa manis dan berwarna sedikit kuning(light amber). Di Lituania, terdapat vodka terkenal mengandung madu yang disebut krupnik.", "question_text": "apakah minuman beralkohol khas Rusia?", "answers": [{"text": "pertsovka", "start_byte": 414, "limit_byte": 423}]} {"id": "-5424428105006242991-4", "language": "indonesian", "document_title": "Pati resistan", "passage_text": "Pati resistan memiliki cakupan yang luas dan berbagai macam jenis yang terbagi menjadi empat jenis yaitu RS1, RS2, RS3, dan RS3.[7] Pada saat ini pembagian tersebut didasarkan pada karekteristik fisik dan kimia.[7]", "question_text": "Ada berapa jenis Pati resistan?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 87, "limit_byte": 92}]} {"id": "530247362688621097-18", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "Seni tari utama dalam Suku Sunda adalah tari jaipongan, tari merak, dan tari topeng.", "question_text": "Apa nama tarian dari sunda ?", "answers": [{"text": "tari jaipongan, tari merak, dan tari topeng", "start_byte": 40, "limit_byte": 83}]} {"id": "-1888765741496727760-2", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Badshahi", "passage_text": "Masjid berukuran begitu besar ini, memiliki empat menara di empat penjuru luar masjid masing masing setinggi 53.75m ditambah lagi empat menara di empat penjuru bangunan utama masjid dan halaman tengah seluas 253.899,9m2. Sekedar untuk perbandingan, tinggi menara masjid ini lebih tinggi 4.2 meter dibandingkan dengan menara Taj Majal, dan halaman tengah masjid ini sama luasnya dengan keseluruhan luas Taj Mahal.", "question_text": "Berapa luas Masjid Kaisar?", "answers": [{"text": "253.899,9m2", "start_byte": 208, "limit_byte": 219}]} {"id": "3605070172438646741-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yuwen Huaji", "passage_text": "Yuwen Huaji (Hanzi: 宇文化及, ?-619) adalah seorang jenderal Tiongkok pada zaman Dinasti Sui yang dikenal karena membunuh Kaisar Yang dari Sui dalam suatu kudeta militer pada tahun 618. Ia kemudian mengangkat keponakan Kaisar Yang, Yang Hao sebagai kaisar boneka dan memimpin pasukan elit Xiaoguo (骁果军) ke utara untuk melawan para pemberontak. Ia mengalami kekalahan beruntun dari Li Mi, Li Shentong, dan terakhir oleh Dou Jiande. Merasa kekalahanya sudah tinggal menunggu waktu dan ingin menjadi kaisar sebelum benar-benar hancur, ia meracuni Yang Hao dan mengangkat dirinya sebagai Kaisar Xu (许帝). Tahun 619, ia kalah dan dihukum mati oleh Dou Jiande.", "question_text": "Kapan Yuwen Huaji meninggal ?", "answers": [{"text": "619", "start_byte": 36, "limit_byte": 39}]} {"id": "7519300046701693487-3", "language": "indonesian", "document_title": "Topeng monyet", "passage_text": "Topeng monyet di sinyalir merupakan salah satu jenis budaya hewan dari Ponorogo, hal itu dikarenakan dimanapun Topeng monyet berada selalu menggunakan pakaian dari benang yang berumbai-rumbai merupakan pakaian khas dari pemain Reog. Topeng Barongan, Bujang Ganong beserta Kuda Kepang juga tak ketinggalan untuk dimainkan oleh monyet.", "question_text": "Dari mana Topeng monyet berasal ?", "answers": [{"text": "Ponorogo", "start_byte": 71, "limit_byte": 79}]} {"id": "4897641771680493842-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penguat", "passage_text": "Penguat (bahasa Inggris: Amplifier) adalah rangkaian komponen elektronika yang dipakai untuk menguatkan daya (atau tenaga secara umum). Dalam bidang audio, amplifier akan menguatkan signal suara berbentuk analog dari sumber suara yaitu memperkuat signal/gain arus (I) dan tegangan (V) listrik berbentuk sinyal AC dari inputnya menjadi arus listrik AC dan tegangan yang lebih besar, juga dayanya akan menjadi lebih besar di bagian outputnya. Besarnya penguatan ini sering dikenal dengan istilah gain. Nilai dari gain yang dinyatakan sebagai fungsi penguat frekuensi audio, gain power amplifier antara 20 kali sampai 100 kali dari signal input.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan amplifier?", "answers": [{"text": "rangkaian komponen elektronika yang dipakai untuk menguatkan daya (atau tenaga secara umum)", "start_byte": 43, "limit_byte": 134}]} {"id": "-3509007188975432237-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pandawa", "passage_text": "\nPandawa merupakan istilah dalam bahasa Sanskerta, yang secara harfiah berarti anak Pandu, yaitu seorang Raja Hastinapura dalam wiracarita Mahabharata. Para Pandawa terdiri dari lima orang: Yudistira, Bima, Arjuna, Nakula dan Sadewa. Mereka adalah tokoh protagonis dalam Mahabharata, sedangkan yang antagonis adalah para Korawa, yaitu para putra Dretarastra, saudara Pandu. Dalam Mahabharata, kelima Pandawa menikah dengan Dropadi yang diperebutkan dalam sebuah sayembara di Kerajaan Panchala, dan masing-masing anggota Pandawa memiliki seorang putra darinya.", "question_text": "Siapakah Pandawa dalam Pandawa?", "answers": [{"text": "anak Pandu", "start_byte": 80, "limit_byte": 90}]} {"id": "-1996989559644213757-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sitrun", "passage_text": "Pohon berukuran sedang ini dapat mencapai 6m dan tumbuh di daerah beriklim tropis dan sub-tropis serta tidak tahan akan cuaca dingin. Sitrun dibudidayakan di Spanyol, Portugal, Argentina, Brasil, Amerika Serikat dan negara-negara lainnya di sekitar Laut Tengah. Tumbuhan ini cocok untuk daerah beriklim kering dengan musim dingin yang relatif hangat. Suhu ideal untuk sitrun agar dapat tumbuh dengan baik adalah antara 15-30°C (60-85°F).", "question_text": "Di daerah beriklim apa pohon jeruk sitrun tumbuh?", "answers": [{"text": "tropis dan sub-tropis", "start_byte": 75, "limit_byte": 96}]} {"id": "-3150670076094625254-0", "language": "indonesian", "document_title": "Keuskupan", "passage_text": "Dalam beberapa gereja Kristen, keuskupan adalah sebuah wilayah administratif yang diatur oleh seorang uskup. Dalam Gereja Katolik Roma, karena pengelompokan beberapa keuskupan yang berdekatan menjadi suatu Provinsi Gerejani keuskupan tertentu berfungsi sebagai pemersatu dan disebut keuskupan agung, dan dipimpin oleh Uskup Agung.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan keuskupan?", "answers": [{"text": "wilayah administratif yang diatur oleh seorang uskup", "start_byte": 55, "limit_byte": 107}]} {"id": "5359406129183018434-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Secara geografis, Bali terletak di antara Pulau Jawa dan Pulau Lombok. Mayoritas penduduk Bali adalah pemeluk agama Hindu. Di dunia, Bali terkenal sebagai tujuan pariwisata dengan keunikan berbagai hasil seni-budayanya, khususnya bagi para wisatawan Jepang dan Australia. Bali juga dikenal dengan julukan Pulau Dewata dan Pulau Seribu Pura.", "question_text": "Apa mayoritas agama masyarakat Bali ?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 116, "limit_byte": 121}]} {"id": "3114139210187558390-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "\nKalimantan Timur (disingkat Kaltim) adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.", "question_text": "berapakah luas Provinsi Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "129.066,64 km²", "start_byte": 256, "limit_byte": 271}]} {"id": "-187933040379978034-30", "language": "indonesian", "document_title": "Rekursi", "passage_text": "Metode umum dari penyederhanaan adalah dengan membagi suatu permasalah menjadi beberapa sub-permasalahan dengan tipe yang sama.\nSebagai sebuah teknik dalam pemrograman komputer, hal ini disebut dengan divide and conquer dan merupakan kunci dari perancangan berbagai algoritme penting.\nDivide and conquer menyediakan pendekatan atas-bawah dalam pemecahan masalah, dengan permasalahan diselesaikan dengan menyelesaikan instansi yang lebih kecil.\nPendekatan sebaliknya yaitu pemrograman dinamis.\nPendekatan ini menyelesaikannya secara bawah-atas, dengan permasalahan diselesaikan dengan menyelesaikan instansi yang lebih besar, sampai ukuran yang diinginkan dicapai.", "question_text": "Aapakah Algoritma rekursi?", "answers": [{"text": "teknik dalam pemrograman komputer, hal ini disebut dengan divide and conquer dan merupakan kunci dari perancangan berbagai algoritme penting", "start_byte": 143, "limit_byte": 283}]} {"id": "-4512083133895695230-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah konsol permainan video (generasi pertama)", "passage_text": "Generasi pertama konsol permainan video dimulai pada 1972 dengan Magnavox Odyssey (yang mulai dikembangkan pada 1968 oleh Ralph Baer dengan nama kode \"The Brown Box\"), sampai 1977, saat pabrik-pabrik konsol bergaya \"pong\" meninggalkan pasar tersebut secara massal karena persaingan permainan video tahun 1977 dan saat konsol-konsol berbasis mikroprosesor diperkenalkan.[1] Di Jepang, generasi tersebut berlanjut sampai 1980 dengan serial Color TV-Game.[2][3]", "question_text": "Kapan video game mulai diperkenalkan ?", "answers": [{"text": "1972", "start_byte": 53, "limit_byte": 57}]} {"id": "-4067264438678781524-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tony Tony Chopper", "passage_text": "\n\n\nTony Tony Chopper adalah nama seorang karakter fiksi dari serial anime dan manga One Piece. Chopper adalah seorang dokter dalam kelompok Bajak Laut Topi Jerami. Ia adalah anggota ke-6 yang bergabung ke dalam kelompok tersebut. Menurut Eiichiro Oda dalam sebuah kolom SBS-nya, nama sebenarnya adalah \"Tony Tony. Chopper\" bukan \"Tony. Tony Chopper\"", "question_text": "Siapakah yang menciptakan karakter Tony Tony Chopper?", "answers": [{"text": "Eiichiro Oda", "start_byte": 238, "limit_byte": 250}]} {"id": "1246062805756203206-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makanan khas Jawa Tengah", "passage_text": "Banjarnegara: Dawet ayu, dan Buntil\nBlora: Sega Pecel, Sate Ayam Blora, Sate Jagal, Sate Kambing, Soto Ayam Blora, Tahu Campur, Lonthong Tahu, Oseng oseng Ungker, Oseng Tahu dan Tempe, Egg Roll Waloh, dan Grontol Jagung\nBoyolali: Marning (Jagung Goreng), Paru Goreng, Brem cap suling gading, dan Kerupuk Rambak\nBrebes: Telor Asin, Sate Kambing Tanjung dan bawang merah\nCilacap: Ikan Bandeng, Kerupuk Tengiri, Sale pisang, dan Ikan asin\nDemak: Nasi garang asem, Sambel Blimbing Wuluh, dan Kwaci Demak\nJepara: Rondho Royal (Tape goreng), Pindang Serani, Soto Jepara, Soto Bumbu, Sop Udang, Sup Pangsit Jepara, Bongko Mento, Singit, Semur Jepara, Sayur Asem Jepara, Kelan Antep, Gule Petih Jepara, Laksa Jepara, Sayur Keluak Ayam, Kagape kambing, Bakso Ikan Ekor Kuning, Siomay Tongkol, Tongseng Cumi, Rempah Jepara, Horok-Horok, Hoyok-Hoyok, Sate Kikil,Kuluban, Pecel Ikan Laut Panggang, Tempong, Kopi Dapur Kuat, Kopi Tempur, Adon-Adon Coro, Es Gempol* Es Dawet, Dawet Ayu Rumput Laut, Turuk Bintol, Tawur (makanan), Kicak, Lapis Pati Bodin Jepara, Kacang Jepara, Kacang Oven, Carang Madu, Durian Petruk , dan Jeruk Jepara\nKebumen: Nasi Penggel, Sate Ambal, lanting, Jipang Kacang, Soto Kasaran, dan Soto Petanahan\nKendal: Bandeng Tanpa Duri (Tandu), Kerupuk Petis, Kerupuk Rambak,Momoh,Brongkos\nKlaten: Ayam Goreng kalasan, Bebek Goreng, dan emping mlinjo\nKudus: Soto Ayam Kudus, Sate Kerbau, Lentog.\nPati: Soto Kemiri, Nasi Gandul, Sego Tewel (Nasi TeWel), Petis Kambing Runting, Mangut Ndas manyung (Mangut Kepala manyung), Kotokan Gereh Tongkol, Nasi Tempe Pedas, Sate Sapi dan Sate ayam ,Tempe Penyet, Sate Kambing muDa, Sayur Tempe Semangit.\nPekalongan: Soto Tauco (tauto), dan Nasi Megono\nPemalang: Nasi Grombyang, Lontong Dekem, dan Sate Loso\nPurbalingga: Rujak Kangkung, Tahu Gecot, Soto Kriyik, dan Es Duren\nPurwodadi: swikee, Nasi Becek, Botok Yuyu, dan Nasi Jagung\nPurwokerto: Tempe Mendoan, gethuk goreng, soto sokaraja dan nopia\nPurworejo: Kue lompong, Clorot, Gebleg, Kue Satu, dan Dawet Hitam\nRembang: Bandeng Duri Lunak (di Juwana), Sirup Kawis-ta\nSalatiga: Bakso Urat Salatiga, Bakso Babat, Kripik Paru, dan Ting-ting Gepuk\nSemarang: Lunpia/lumpia, Soto Ayam Semarang , Sate Sapi, Bandeng Presto, Nasi Goreng Babat, Ayam Goreng Kraton Tulang Lunak, Kue-kue Pia, Sate Kambing Bumbu Kecap, Martabak Malabar, Kue Bandung, Tahu Petis, Tahu Gimbal, dan Wingko babat\nSolo: Gudeg, Sate Kambing, Thengkleng, srabi solo, Nasi Liwet, Timlo Solo, Racikan Salat, Kerupuk Karak ataugendar, Bakso Popular, Tahu Acar, dan Sayur Tumpang\nSragen: Nasi Garang Asem, Sate Sragen, dan Brambang Asem\nSukoharjo: Welut Goreng\nTegal: Teh Poci, Sate Tegal, Sate Bebek Majir, Pilus, Kerupuk Antor, Nasi Bogana atau Nasi Megono, dan Sauto yaitu soto ayam/babat Khas Tegal dengan bumbu tauco\nUngaran: Tahu Bakso, Sate Kempleng, dan Kerupuk Bakar\nWonogiri: Bakso, Ayam bakar, Mie ayam, Nasi goreng kambing, Mi goreng, Lumpia, Mie masak, Bihun masak, Kwetiau goreng, Kwetiau masak, Ifu mie, Bakut sapi/ayam/kambing/babi sawi asin, Brenebon sapi, Ikan bakar, Sate sapi, Sate kambing, Babi bakar, Babi panggang Wonogiri,;Sapi bakar, Gaplek, Tiwul, Cabuk, Besengek, Bothok, dan Gudangan, lihat: Masakan Tionghoa-Indonesia\nWonosobo: Mie Ongklok, Sagon, Gethuk, Opak Singkong, Kacang Dieng ,Tempe Kemul, Geblek, Wedang Ronde, Manisan Carica, Keripik Jamur, dan Dendeng Gepuk", "question_text": "Apakah makanan tradisional Boyolali?", "answers": [{"text": "Marning (Jagung Goreng), Paru Goreng, Brem cap suling gading, dan Kerupuk Rambak", "start_byte": 230, "limit_byte": 310}]} {"id": "-2490414634006965628-46", "language": "indonesian", "document_title": "Tata Surya", "passage_text": "Merkurius (0,4 SA dari Matahari) adalah planet terdekat dari Matahari serta juga terkecil (0,055 massa bumi). Merkurius tidak memiliki satelit alami dan ciri geologisnya di samping kawah meteorid yang diketahui adalah lobed ridges atau rupes, kemungkinan terjadi karena pengerutan pada perioda awal sejarahnya.[26] Atmosfer Merkurius yang hampir bisa diabaikan terdiri dari atom-atom yang terlepas dari permukaannya karena semburan angin surya.[27] Besarnya inti besi dan tipisnya kerak Merkurius masih belum bisa dapat diterangkan. Menurut dugaan hipotesis lapisan luar planet ini terlepas setelah terjadi tabrakan raksasa, dan perkembangan (\"akresi\") penuhnya terhambat oleh energi awal Matahari.[28][29]", "question_text": "apakah planet terkecil di Tata Surya pada tahun 2010?", "answers": [{"text": "Merkurius", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-1184341122315847208-3", "language": "indonesian", "document_title": "Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang", "passage_text": "Dalam proses pembentukan oleh para pendiri, munculah gagasan bahwa wadah tersebut haruslah dapat menghimpun seluruh mahasiswa Buddhis di kota Palembang tanpa memandang aliran, majelis, maupun perguruan tinggi. Sejak dari situlah wadah tersebut bersifat independen, dan non-sektarian (netral) dengan pemilihan nama yang dapat mencakup seluruh mahasiswa Buddhis di Palembang maka diberilah nama Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang atau lebih sering disebut KMBP dengan ketua pertama Ir. Sutanto Muliawan M.Eng pada tanggal 27 November 1983. Meskipun telah dicanangkan sejak tahun 1981 namun perealisasian dan persiapan memakan waktu 2 tahun sehingga pada tanggal 19 Juli 1983 dilaksanakan diskusi atau rapat di rumah salah seorang pendiri yaitu Sanjaya mengenai pemantapan KMBP hingga secara resmi dibentuk pada 27 November 1983. Pembentukan dan pelantikan pertama kepengurusan Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang pada saat itu dilaksanakan di Vihara Dharmakirti Palembang, dengan memegang teguh sifat - sifat independen dan netralitas aliran manapun.", "question_text": "Siapa ketua pertama KMBPalembang?", "answers": [{"text": "Ir. Sutanto Muliawan M.Eng", "start_byte": 482, "limit_byte": 508}]} {"id": "1351220460042857528-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Badung", "passage_text": "Setelah itu bersama warganya, Ki Bendesa membangun istana untuk Sira Arya Benculuk Tegeh Kori yang diberi nama Puri Benculuk dan menetapkan nama wilayah kekuasaannya menjadi Badung yang berasal dari kata Badeng[4], sesuai dengan titah Ida Bhatari Batur yakni \"Tonja Yang Jakang Wana Badeng\". Kemudian Sira Arya Benculuk Tegeh Kori menghadap kepada penguasa Bali, Dalem Sri AJi Kresna Kepakisan, yang bertahta di Samprangan dan melaporkan bahwa ia telah diangkat menjadi penguasa Badung pertama dan oleh Dalem, diberi gelar Dalem Benculuk Tegeh Kori. Pada masa selanjutnya, para penguasa Badung sebagai bawahan dari Kerajaan Gelgel juga membangun Puri Ksatriya dan Puri Tegal Agung. Masa Pemerintahan para keturunan Tegeh Kori ini diperkirakan berlangsung pada tahun 1360-1750[4].", "question_text": "siapakah raja pertama Kerajaan Badung?", "answers": [{"text": "Dalem Benculuk Tegeh Kori", "start_byte": 523, "limit_byte": 548}]} {"id": "-749708980943377990-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "siapakah pencipta buku Harry Potter?", "answers": [{"text": "J. K. Rowling", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "-3628435934412370618-0", "language": "indonesian", "document_title": "Faber-Castell", "passage_text": "Faber-Castell adalah salah satu produsen terbesar dan tertua di dunia untuk pena, pensil, perlengkapan kantor lainnya (seperti stapler, mistar hitung, penghapus, penggaris),[1] dan perlengkapan seni,[2] serta peralatan tulis kelas atas dan barang kulit mewah. Berkantor pusat di Stein, Jerman, perusahaan ini mengoperasikan 14 pabrik dan 20 unit penjualan di seluruh dunia. Faber-Castell Group mempekerjakan sekitar 7.000 staf dan melakukan bisnis di lebih dari 100 negara.[3] Wangsa Faber-Castell adalah keluarga yang mendirikan dan terus menjalankan kepemimpinan di dalam perusahaan ini.", "question_text": "Apa nama pabrik pembuat pena pertama di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Faber-Castell", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "-1258752130356201439-0", "language": "indonesian", "document_title": "Düsseldorf", "passage_text": "Düsseldorf adalah ibu kota Negara Bagian Nordrhein-Westfalen di Jerman dan (bersama-sama dengan Köln dan Wilayah Ruhr) merupakan pusat ekonomi Jerman bagian Barat. Düsseldorf terletak di tepi Sungai Rhein dan merupakan salah satu pusat utama dari daerah Rhein-Ruhr yang padat penduduknya.", "question_text": "Dimana letak Düsseldorf?", "answers": [{"text": "Jerman", "start_byte": 65, "limit_byte": 71}]} {"id": "4251131414407118243-6", "language": "indonesian", "document_title": "Rammstein", "passage_text": "Dia pun mengajak Till Lindemann, pemain drum dari band Jerman Timur, First Arsch, untuk bergabung dalam proyek Rammstein ini, sebagai vokalis. Keempat orang ini berpartisipasi dalam kontes band Jerman pada waktu itu, dan mereka memenangkan kontes tersebut dan ternyata secara tidak langsung, menarik perhatian Paul Landers, yang kemudian ikut bergabung dalam proyek Rammstein ini. \"Flake\" Lorenz adalah anggota terakhir yang masuk dalam band ini; dia sebelumnya bermain bersama Landers dalam band Feeling B, band Jerman Timur yang cukup terkenal hingga ke Uni Soviet pada waktu itu. Pada awalnya, dia enggan untuk bergabung dalam proyek band baru ini, tetapi setelah beberapa kali ajakan, dia pun akhirnya menyetujui untuk bergabung dengan Rammstein. Album pertama mereka, Herzeleid, pun dirilis setahun setelah terbentuknya formasi band mereka.\n", "question_text": "Apakah album pertama dari band Rammstein?", "answers": [{"text": "Herzeleid", "start_byte": 773, "limit_byte": 782}]} {"id": "2176705322442966417-4", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Pulau ini secara administratif terbagi menjadi enam provinsi, yaitu Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Banten; serta dua wilayah khusus, yaitu DKI Jakarta dan DI Yogyakarta.", "question_text": "berapakah jumlah provinsi Jawa?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 47, "limit_byte": 51}]} {"id": "-6467405482203974982-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "Kekristenan muncul dari wilayah Levant (sekarang Palestina dan Israel) mulai pertengahan abad pertama Masehi. Asalnya Kekristenan dimulai di kota Yerusalem dan mulai menyebar ke wilayah Timur Dekat, termasuk ke Siria, Asyur, Mesopotamia, Fenisia, Asia Minor, Yordania dan Mesir. Sekitar 15 tahun setelahnya Kekristenan mulai memasuki Eropa Selatan dan berkembang di sana. Sementara itu juga terjadi penyebaran di Afrika Utara serta Asia Selatan dan Eropa Timur. Pada abad ke-4 Kekristenan telah dijadikan agama negara oleh Dinasti Arsakid di Armenia pada tahun 301, \"Caucasian Iberia\" (atau Republik Georgia) pada tahun 319,[1][2] Kekaisaran Aksum di Etiopia pada tahun 325,[3][4] dan Kekaisaran Romawi pada tahun 380 M.", "question_text": "Kapan agama Kristen pertama muncul?", "answers": [{"text": "abad pertama Masehi", "start_byte": 89, "limit_byte": 108}]} {"id": "7207596680705020253-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sanskerta", "passage_text": "\nBahasa Sanskerta (ejaan tidak baku: Sansekerta) atau Sanskrit, adalah salah satu bahasa Indo-Eropa paling tua yang masih dikenal dan sejarahnya termasuk yang terpanjang. Bahasa yang bisa menandingi 'usia' bahasa ini dari rumpun bahasa Indo-Eropa hanya bahasa Het. Kata Sanskerta, dalam bahasa Sanskerta Saṃskṛtabhāsa artinya adalah bahasa yang sempurna. Maksudnya, lawan dari bahasa Prakerta, atau bahasa rakyat.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan bahasa sanskerta ?", "answers": [{"text": "bahasa Indo-Eropa paling tua yang masih dikenal dan sejarahnya termasuk yang terpanjang", "start_byte": 82, "limit_byte": 169}]} {"id": "-8145523607899198839-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lele", "passage_text": "Di negara lain dikenal dengan nama mali (Afrika), plamond (Thailand), gura magura (Srilangka), dan 鲇形目 (Tiongkok). Dalam bahasa Inggris disebut pula catfish, siluroid, mudfish dan walking catfish. Nama ilmiahnya, Clarias, berasal dari bahasa Yunani chlaros, yang berarti ‘lincah’, ‘kuat’, merujuk pada kemampuannya untuk tetap hidup dan bergerak di luar air.[1]", "question_text": "Apa nama ilmiah lele ?", "answers": [{"text": "Clarias", "start_byte": 219, "limit_byte": 226}]} {"id": "7135275559912428835-6", "language": "indonesian", "document_title": "Sekolah Tinggi Agama Islam Balai Selasa", "passage_text": "STAI YAPPTI dengan nama awal Fakultas Tarbiyah Ilyas Yakub di Balaiselas ini didirikan 18 Mei 1969, ditandai dengan diterimanya persetujuan Gabungan Ikatan Keluarga Besar Pesisir Selatan di Jakarta, dan diawali dengan tujuh tekad putra putri Pesisir Selatan yang dikumandangkan M. Dinar Moely. Tujuh tekad itu melambangkan tujuh kecamatan di Pesisir Selatan, yang jiwanya merupakan aspirasi masyarakat Pesisir Selatan yang membutuhkan pendidikan tinggi sejalan dengan perkembangan pembangunan yang menghendaki masyarakat baru yang memiliki sumber daya manusia yang tinggi, mempunyai kemampuan akademik dan profesional dalam mengembangkan pengetahuan agama Islam.\nGerakan mendirikan Fakultas Tarbiyah ini dilakukan oleh sebuah kepanitiaan, yang pertama kali ialah panitia sementara yang dibentuk 3 April 1969 dengan Ketua M. Dinar Moely dibantu Sekretaris Muchtar Komar dan Bendahara Ny. Martini. Kemudian 18 Mei 1969 dibentuk panitia sponsor, 20 Mei 1969 dibentuk panitia persiapan, dan 15 Juni 1969 disempurnakan dengan panitia pendiri dengan ketua tetap M. Dinar Moely. Panitia ini disamping dibantu tokoh-tokoh perantau di Jakarta juga perantau di Padang a.l. Prof. Ir. Djafaruddin, dan didukung tokoh masyarakat di kampung Balaiselasa diantaranya, Buya Sae Ahmad, Muhammad Syafi’I, Darwis Naly, Dailami Kadhi Alam dan lain-lain.\nSebelumnya 15 Mei 1970, Badan Pelaksana Fakultas Tarbiyah ini yakni YAPPTI (Yayasan Pembina Perguruan Tinggi Islam) telah disyahkan dengan akta notaries Chairil Bahri Jakarta Nomor 15. Para pendirinya ialah perantau di Jakarta a.l. Abdul Wahab Sutan Bagindo Majolelo, Abdul Rahman Gani, Buyung Zabardi Edi Muchtar, Muhammad Dahlan Datik Sagadih, Mohammad Dinar Moely.\nTanggal 12 Mei 1979 Fakultas Tarbiyah ini resmi mempunyai status terdaftar untuk jurusan Pendidikan Agama non SKS, dengan keluarnya KMA Nomor: Dd/I/PTA/3/297/70. fakultas ini ketika itu melaksanakan program sarjana dan sarjana muda, dimana sampai tahun 1988 telah menghasilkan sarjana muda sebanyak 78 orang.\nDalam dasawarsa 1970-an bahkan sampai awal dasawarsa 1980-an yang paling dirasakan kesulitan adalah menggalang dan merekruit calon mahasiswa di samping harus berfikir keras membangun kampus dan biaya kegiatan akademik. Tahun 1988 saja mahasiswa hanya 92 orang, itu pun termasuk 19 orang mahasiswa sedang penyelesaian sarjana muda (Dra. Djawaher Chairani 1993:10). Dalam rangkaian pemikiran pembangunan Fakultas Tarbiyah ini muncullah ide pendirian Madrasah Aliyah sebagai basis calon input utama Fakultas Tarbiyah ini. Inilah kaitan sejarah berdirinya MAN Balaiselasa yang penegeriannya diresmikan 6 Oktober 1994 dengan Fakultas Tarbiyah Balaiselasa ini, yakni dalam rangka mempertahakan eksistensi Fakultas ini.\nPencetus ide pendirian Madrasah Aliyah di Balaiselasa ini, yang pada awal mulanya sebagai pilial (lokal jauh) dari MAN Salido, IV Jurai ialah mantan Camat Ranah Pesisir di Balaiselasa Drs. Chairul. Setelah dinegerikan langsung pula diresmikan Drs. Chairul mewakili Bupati Pesisir Selatan Masdar Saisa.\nLatar belakang sejarah perkembangan pendidikan Islam di Ranah Pesisir ini tidak saja terungkap dari cerita Chairul tetapi juga diceritakan tokoh masyarakat dan mantan kepala MAN Salido sendiri Dra. Yusnam Udin.\nDra. Yusnam mengungkapkan sekelumit sejarah MAN Balaiselasa, yang dahulu menjadi bagian tanggung jawabnya sebagai Kepala MAN Salido. Demikian pula Dailami seorang ketua yang malin kitab kuning di Balaiselasa yang mempunyai catatan rapi mengenai sejarah pendidikan Islam di Ranah Pesisir ini. Baik Yusnam maupun Dailami, menyebutkan pencetus ide pendirian MAN Balaiselasa ini adalah Chairul. Banyak tokoh masyarakat Balaiselasa berucap, “tak sia-sia dan besar buah tangan ditinggalkan Chairul yang selama 8 tahun pernah menjadi Camat Ranah Pesisir ini dan telah 14 tahun bertugas di Pesisir Selatan”.\nSatu dasawarsa (10 tahun) embrio MAN Balaiselasa ini digendong Yusnam (MAN Salido) dari ide Chairul sampai dinegerikan Menteri Agama bersamaan dengan 32 buah madrasah di Sumatera Barat dalam kesempatan Raker Depag Sumbar beberapa bulan yang lalu. “Yang jelas saya sudah 4 tahun 6 bulan menjadi induk dari MAN Balaiselasa ini sebagai pilial”, kata Yusnam.\nIde dasar muncul untuk mendirikan MAN Balaiselasa ini, diawali dengan situasi yang kondusif disamping prospektif baik pada masa datang. Sebuah kenyataan bahwa di Balaiselasa sejak dahulu, sekolah-sekolah menengah umum tingkat atas sudah lengkap, yakni ada SMA, SPMA, STM, MAN dan lai-lain. Bahkan ada Fakultas Tarbiyah Ilyas Yakub.\nFakultas Tarbiyah ini mempunyai kampus strategis di perbukitan mirip Bogor di Jalan Air Batu nomor 11 Balaiselasa Telp. 0t. 0757 – 40011.\nDrs. Chairul melihat peluang mendirikan Madrasah Aliyah ini di Balaiselasa. Bagi Chairul hal yang krusial berkaitan dengan ide pendirian Madrasah Aliyah ini adalah menghadapi usaha pengembangan Fakultas Tarbiyah Balaiselasa ketika itu. Salah satu usaha pengembangan harus ada pengembangan calon in put di daerah sendiri, karena kondisinya dahulu itu punya mahasiswa 15 (lima belas) orang. Namun input utama dari negeri sendiri bemlum tersedia banyak yang akan memasuki Fakultas Tarbiyah (STAI sekarang itu). Input utama Fakultas Tarbiyah itu adalah tamatan Madrasah Aliyah. Madrasah Aliyah ini ketika itu belum ada di Balaiselasa. Madrasah yang ada hanyalah Madrasah Tsanawiyah. Yang jelas tamatan Tsanawiyah ini setingkat dengan SMTP, tidak bisa langsung ke Fakultas Tarbiyah dan harus telebih dahulu memasuki dan menamatkan MAN yang setingkat SMTA itu. Tamatan MAN inilah yang diharapkan. Yang mampu, boleh ke luar, misalnya ke Padang dan yang kurang mampu diharapkan tamatan MAN, dapat melanjutkan pendidikan tinggi bidang agama Islam di negeri sendiri yakni Fakultas Tarbiyah yang kini STAI ini.\nArtinya dari jenjang pendidikan agama yang ada di Balaiselasa ketika itu terjadi kekosongan di tengah, yakni MAN tidak ada, yang ada di bawah Madrasah Tsanawiyah setingkat SMTA dan paling atas ada Fakultas Tarbiyah (STAI sekarang) tingkatan perguruan tinggi. Kalau tamatan Tsanawiyah kemana alumninya mau melanjutkan ?. ke MAN Salido orbitasi (jauh letaknya) tanggung dari Balaiselasa, dan mungkin lebih baik ke Padang-betul, ketimbang merantau di sudut dapur yakni di Salido. Di lain pihak Fakultas Tarbiyah membutuhkan tamatan MAN sebagai input daerah sendiri disamping dari Kecamatan tetangga Ranah Pesisir. Tidak mungkin Fakultas Tarbiyah ini hanya mengharapkan tamatan MAN dari luar saja. Karena itu diambil prakarsa mendirikan Madrasah Aliyah Balaiselasa sebagai jembatan emas ke Fakultas Tarbiyah yakni STAI sekarang ini. Ide Chairul mendapat sambutan tokoh-tokoh masyarakat diantaranya Buya Sae Ahmat Dt. Bandaro Kayo berada di garis depan.\nMenurut Yusnam pada periode awal punya murid hanya 57 orang. Dicari peluang untuk mendirikan Madrasah Aliyah yang langsung dinegerikan, namun belum ada nasib baik. Karena itu murid pertama ini ditumpangkan ke MAN Salido, dan pada gilirannya dapat juga mandiri dengan terwujudnya Madrasah Aliyah Balaiselasa pilial MAN Salido.\nDrs. Chairul bercerita dalam sambutan peresmian MAN Balaiselasa, mengungkapkan sejarah panjang suka duka MAN Balaiselasa menjelang penegeriannya. Gedung tempat belajar terpaksa pinjam-pinjaman. Sebagai harapan bahwa tamatan Aliyah ini akan dapat menjadi input utama Fakultas Tarbiyah, maka Madrasah Aliyah ini didekatkan langung dengan Fakultas Tarbiyah, yakni meminjam gedung kuliah Fakultas Tarbiyah sebagai tempat belajar Madarasah Aliyah ini. Kemudian berpindah-pindah dari Fakultas Tarbiyah, ke Pacuan dan ke Pale, kadang-kadang seperti main sirkus saja berpindah-pindah dari satu tempat ke tempat lain sebagai tempat belajar, karena ingin memiliki gedung tempat belajar sendiri, biar jelek. Jelek-jelek ‘kan milik sendiri.\nYang jelas diakui Drs. Chairul, semangat masyarakat dan tokoh-tokohnya di Balaiselasa ini tidak pernah padam, bahkan semangatnya semakin hidup bernyala-nyala. Buktinya MAN Balaiselasa yang diresmikan ini adalah buah manis hasil perjuangan bersama dari masyarakat.\nKata Chairul. “Kalau dipikir-pikir, sekarang misalnya diukur dengan nilai materil akan dibilang orang, gila. Sama seperti semangat pejuang dahulu dengan bambu runcing menghadapi penjajah yang bersenjata modern, lengkap dan canggih. Saya pernah bermalam dalam hutan desa ini. Juga menghadapi ‘kilang bapiwuo’ dalam membebaskan tanah SMP dan tanah SPMA 36 Ha. Pikir-pikir, benar-benar payah jadi camat di daerah ini. Tetapi karena semangat tokoh masyarakat dan bersatu dengan pemerintah, maka persoalan itu dengan mudah dapat diselesaikan”.\nDekan pertama Fakultas Tarbiyah ini ialah Harun Al Rasyid kemudian Prof. Ir. Djafaruddin. Pelanjut berikut ialah Dra. Djawaher Chairani, ketika Djafaruddin mendapat pendidikan tambahan dari Universitas Andalas Padang, ke Australia. Djawaher Chairani kembali menerima amanah ke-2 (1998- 1990) dan ke-3 (1990-1993) untuk melanjutkan kepemimpinan pada masa transisi Fakultas Tarbiyah Ilyas Yakub ke Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Ilyas Yakub Balai selasa2, setelah dua pimpinan sebelumnya yakni Dailami (1978-1982) dan Asril Abdullah (1982-1987).\nDua kali periode Dra. Djawaher Chairani ini yakni periode 1988-1990 dengan SK Pengurus YAPPTI Cabang Pesisir Selatan Nomor 27/YAPPTI/Cab/Pessel/Bls/C/1988, tertanggal 1 April 1988 berakhir 15 Mei 1990, dan Periode 1990-1993 dengan SK YAPPTI Nomor 53/YAPPTI/Cab/Pessel/Bls/C/1991, tertanggal 19 Juli 1991 dan berakhir 18 April 1993 sekaligus merupakan awal periode kepemimpinan Drs. Yulizal Yunus Dt. Rajo Bagindo.\nPeriode Tahun 1988-1990 dan Tahun 1990-1993 Dra. Djawaher Chairani sebagai Ketua STIT didampingi oleh para pembantu di antaranya Drs. Asril Kutar sebagai Pembantu Ketua I dan merangkap Pembantu Ketua III, sedangkan Pembantu Ketua II ialah Dra. Nurhaida.\nSatu hal yang perlu dicatat, pada Tahun 1988 pada masa Dra. Djawaher Chairani, terjadi perubahan nama Perguruan Tinggi Islam ini, yakni dari nama lama “Fakultas Tarbiyah Perguruan Tinggi Islam Pesisir Selatan di Balaiselasa” diubah menjadi nama baru “Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah YAPPTI Pesisir Selatan di Balaiselasa”. Perubahan nama itu berdasarkan rapat YAPPTI 20 Maret 1988 sehubungan dengan pelaksanaan Permenag Nomor 3 Tahun 1987 tentang Perguruan Tinggi Agama Islam Swasta. Perubahan nama menjadi STIT itu dikukuhkan SK YAPPTI Pesisir Selatan Nomor 28/YAPPTI/Cab/Pessel/Bls/E-1998, tertanggal 30 Juni 1988. Perubahan nama ke STIT ini dikukuhkan pula dengan SK Menteri Agama RI Nomor 58 Tahun 1989, tertanggal 11 Maret 1989. Sejak itu resmilah perubahan nama STIT YAPPTI membuka program S-1 dengan status terdaftar untuk jurusan pendidikan agama Islam di bawah koordinasi Kopertais Wilayah VI Sumatera Barat, Riau dan Jambi.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Sekolah Tinggi Agama Islam Balai Selasa?", "answers": [{"text": "18 Mei 1969", "start_byte": 87, "limit_byte": 98}]} {"id": "-3194775208661569069-12", "language": "indonesian", "document_title": "Kumbang koksi", "passage_text": "Para ahli selanjutnya mencari cara untuk membasmi hama itu. Mereka akhirnya menemukan bahwa di habitat aslinya di Australia, sisik bantal kapuk memiliki pemangsa alamiah kepik Vedalia cardinalis. Kepik itu lalu dibawa ke perkebunan buah yang diserang oleh hama sisik bantal kapuk pada tahun 1888 dan dalam waktu dua tahun, cara itu telah berhasil menekan populasi serangga hama tersebut. Kepik ini pun selanjutnya menjadi salah satu contoh keberhasilan pengendalian hama dengan memanfaatkan perilakunya dalam rantai makanan (bioinsektisida).[11][12]", "question_text": "Dimana habitat Kumbang koksi?", "answers": [{"text": "Australia", "start_byte": 114, "limit_byte": 123}]} {"id": "1534272392220218353-10", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Frozen", "passage_text": "Agdar adalah ayah dari Elsa dan Anna. Ia merupakan pemimpin Arendelle sebelum Elsa.", "question_text": "Siapa princess Elsa dalam filem Frozen?", "answers": [{"text": "pemimpin Arendelle", "start_byte": 51, "limit_byte": 69}]} {"id": "545162650533803636-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Khusus Ibukota Jakarta", "passage_text": "Jakarta memiliki luas sekitar 661,52km² (lautan: 6.977,5km²), dengan penduduk berjumlah 10.374.235 jiwa (2017).[3] Wilayah metropolitan Jakarta (Jabodetabek) yang berpenduduk sekitar 28 juta jiwa,[4] merupakan metropolitan terbesar di Asia Tenggara atau urutan kedua di dunia.", "question_text": "Berapa luas Kota Jakarta 2015?", "answers": [{"text": "661,52km²", "start_byte": 30, "limit_byte": 40}]} {"id": "3341156689764313617-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Ada berapa negara yang tergabung dalam Uni Eropa?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-6852272754382147642-0", "language": "indonesian", "document_title": "Oscar de Négrier", "passage_text": "François Oscar de Négrier (2 Oktober 1839 – 22 Agustus 1913) merupakan salah satu jenderal Perancis yang paling karismatik dari Republik Ketiga, ia terkenal di Aljazair dalam kampanye Sud-Oranais (1881) dan di Tonkin selama Perang Tiongkok-Perancis (Agustus 1884 – April 1887).", "question_text": "Kapan François Oscar de Négrier meninggal ?", "answers": [{"text": "22 Agustus 1913", "start_byte": 48, "limit_byte": 63}]} {"id": "-8005863380654751524-13", "language": "indonesian", "document_title": "Diagram hubungan entitas", "passage_text": "Atribut terdiri dari atribut sederhana atau atormis, atribut komposit, atribut berharga tunggal. atribut null-value, atribut kunci, atribut bernilai banyak dan atribut turunan. Masing-masing atribut memiliki ciri tersendiri. Atribut atormis tidak dapat dibagi-bagi menjadi atribut yang sederhana. Atribut komposit adalah atribut yang dapat dipecah menjadi atribut lain, misalnya atribut alamat dapat dipecah menjadi atribut jalan, kecamatan, kelurahan,kota serta kode pos. atribut komposit digunakan pada database untuk kemudahan menjawab pertanyaan-pertanyaan tertentu dalam database atribut berharga tunggal mempunyai satu harga untuk entitas tertentu, atribut null-value tidak mempunyai nilai, atribut kunci merupakan atribut unik dari suatu entitas dan nilai dari atribut kunci akan berbeda untuk masing-masing entitas.atribut bernilai banyak adalah atribut yang entitasnya lebih dari satu, misalnya adalah atribut hobi. Atribut hobi ini bisa terdiri dari atribut berenang, atribut voli dan atribut berbelanja.atribut turunan merupakan atribut yang didapat dari atribut lainnya.Pada entitas pegawai terdapat atribu nomor induk yang biasanya terkandung nilai tahun masuk, misalnya NIP =5195025, berarti Pegawai yang bersangkutan masuk pada tahun 1995), maka jika kita tambahkan atribut Lama_Kerja pada entitas Pegawai, atribut Lama_Kerja dapat kita hitung dengan cara mengurangkan tahun di mana perhitungan dilakukan (katakanlah 2005) dengan tahun mahasiswa yang bersangkutan masuk ke Instansi (Hasilnya 10 tahun).", "question_text": "Apakah atribut null-value pada Diagram Hubungan Entitas?", "answers": [{"text": "tidak mempunyai nilai", "start_byte": 674, "limit_byte": 695}]} {"id": "7547345944508842072-24", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Microsoft Windows", "passage_text": "Selama waktu itu, Microsoft terus melanjutkan pengembangan sistem operasi yang barunya, yang disebut dengan Windows NT. Arsitek utama dari Windows NT adalah Dave Cutler, yang merupakan salah satu dari pemimpin arsitek sistem operasi VMS di perusahaan Digital Equipment Corporation (DEC), yang kemudian dibeli oleh Compaq yang sekarang bagian dari Hewlett-Packard. Microsoft merekrut Cutler pada tahun 1988 untuk membuat sebuah versi OS/2 yang bersifat portabel, tetapi akhirnya Cutler malahan membuat sistem operasi baru.", "question_text": "Siapakah yang mengembangkan Windows NT Domain ?", "answers": [{"text": "Dave Cutler", "start_byte": 157, "limit_byte": 168}]} {"id": "8448171970044428131-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fertilisasi in vitro", "passage_text": "Fertilisasi in vitro atau pembuahan in vitro (English: in vitro fertilisation, IVF), atau sering disebut bayi tabung, adalah suatu proses pembuahan sel telur oleh sel sperma di luar tubuh sang wanita: in vitro (\"di dalam gelas kaca\"). Proses ini melibatkan pemantauan dan stimulasi proses ovulasi seorang wanita, mengambil suatu ovum atau sel-sel telur dari ovarium (indung telur) wanita itu dan membiarkan sperma membuahi sel-sel tersebut di dalam sebuah medium cair di laboratorium. Sel telur yang telah dibuahi (zigot) dikultur selama 2–6 hari di dalam sebuah medium pertumbuhan dan kemudian dipindahkan ke rahim wanita yang sama ataupun wanita yang lain, dengan tujuan menciptakan keberhasilan kehamilan.", "question_text": "Apakah yang dimaksud Fertilisasi in vitro‎?", "answers": [{"text": "proses pembuahan sel telur oleh sel sperma di luar tubuh sang wanita: in vitro (\"di dalam gelas kaca\")", "start_byte": 131, "limit_byte": 233}]} {"id": "5013516883486456489-11", "language": "indonesian", "document_title": "Batavia", "passage_text": "Dari basis benteng ini pada 30 Mei 1619 Belanda menyerang Jayakarta, yang memberi mereka izin untuk berdagang, dan membumihanguskan keraton serta hampir seluruh pemukiman penduduk. Berawal hanya dari bangunan separuh kayu, akhirnya Belanda menguasai seluruh kota. Semula Coen ingin menamakan kota ini sebagai Nieuwe Hollandia, namun De Heeren Zeventien di Belanda memutuskan untuk menamakan kota ini menjadi Batavia, untuk mengenang orang Batavia.", "question_text": "Mengapa Belanja memberi nama Batavia?", "answers": [{"text": "untuk mengenang orang Batavia", "start_byte": 417, "limit_byte": 446}]} {"id": "3152112904566797371-51", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Al-Ma’idah", "passage_text": "Milik Allah, Kerajaan langit beserta bumi maupun hal-hal yang berada di dalamnya; serta Dialah Yang Maha Kuasa terhadap segala sesuatu. (Ayat:120)", "question_text": "apaah arti ayat terakhir Surah Al-Ma'idah?", "answers": [{"text": "Milik Allah, Kerajaan langit beserta bumi maupun hal-hal yang berada di dalamnya; serta Dialah Yang Maha Kuasa terhadap segala sesuatu", "start_byte": 0, "limit_byte": 134}]} {"id": "-7174936075553157261-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Umum Tarif dan Perdagangan", "passage_text": "Perjanjian Umum Tarif dan Perdagangan (English: General Agreement on Tariffs and Trade atau GATT) adalah suatu perjanjian multilateral yang mengatur perdagangan internasional. Berdasarkan mukadimahnya, tujuan perjanjian ini adalah \"pengurangan substansial atas tarif dan hambatan perdagangan lainnya dan penghapusan preferensi, berdasarkan asas timbal balik dan saling menguntungkan.\" Perjanjian ini dinegosiasikan selama Konferensi Perdagangan dan Ketenagakerjaan Perserikatan Bangsa-Bangsa dan merupakan hasil dari kegagalan negosiasi antarbangsa untuk menciptakan Organisasi Perdagangan Internasional (International Trade Organization atau ITO). GATT ditandatangani oleh 23 negara di Jenewa, Swiss, pada tanggal 30 Oktober 1947 dan mulai berlaku pada tanggal 1 Januari 1948. GATT berlaku hingga penandatanganan Perjanjian Putaran Uruguay oleh 123 negara di Marrakesh, Maroko, pada tanggal 14 April 1994, yang menetapkan berdirinya Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organization atau WTO) pada tanggal 1 Januari 1995.", "question_text": "Kapan Perjanjian Umum Tarif dan Perdagangan ditandatangani?", "answers": [{"text": "30 Oktober 1947", "start_byte": 715, "limit_byte": 730}]} {"id": "-5095127852702489286-0", "language": "indonesian", "document_title": "NASCAR", "passage_text": "National Association for Stock Car Auto Racing (dalam bahasa Indonesia: Asosiasi Nasional Balap Mobil Stok) atau biasa disingkat dengan akronim NASCAR merupakan perusahaan keluarga yang menyelenggarakan berbagai macam acara balapan. Perusahaan ini didirikan oleh Bill France, Sr. pada 1948. Saat ini NASCAR merupakan promotor penyelenggara balap mobil terbesar di Amerika Serikat.[1] Tiga seri balapan terbesar NASCAR ialah Seri Piala, Seri Xfinity, dan Seri Truk. NASCAR menyetujui lebih dari 1.500 balapan di 100 trek di 38 negara bagian di Amerika Serikat. Selain itu NASCAR juga mengoperasikan seri tersendiri di Eropa, Kanada dan Meksiko. NASCAR juga sempat mengadakan beberapa balapan eksibisi di Suzuka, Jepang, Motegi, Jepang, dan Calder Park Raceway, Australia.[2]", "question_text": "Kapan NASCAR mulai diadakan ?", "answers": [{"text": "1948", "start_byte": 285, "limit_byte": 289}]} {"id": "7685494389742479526-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sacco dan Vanzetti", "passage_text": "Nicola Sacco () dan Bartolomeo Vanzetti () adalah dua orang Italia yang melakukan aksi anarkisme di Amerika, mereka ditangkap dan dihukum mati di kurisi listrik di kota Massachusetts untuk kejahatannya dalam melakukan pembunuhan dan pencurian. . Banyak sekali kontroversi mengenai hukuman yang dijatuhkan kepada mereka. Kecaman atas hukuman yang dijatuhkan terhadap jaksa dan hakim dalam perkara tersebut yaitu bahwa putusan tersebut adalah suatu sikap anti Italia, anti imigran dan sentimen anti anarkis telah memengaruhi keputusan para juri.", "question_text": "Apa aksi anarkisme yang dilakukan oleh Nicola Sacco dan Bartolomeo Vanzetti?", "answers": [{"text": "pembunuhan dan pencurian", "start_byte": 218, "limit_byte": 242}]} {"id": "-8530026692978652419-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "kapankah Amerika Serikat resmi menjadi negara?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "599205941907921982-0", "language": "indonesian", "document_title": "Luksemburg", "passage_text": "Luksemburg /ˈlʌksəmbɜrɡ/ atau resminya Keharyapatihan Luksemburg (French: Grand-Duché de Luxembourg, German: Großherzogtum Luxemburg, Luxembourgish: Groussherzogtum Lëtzebuerg) adalah sebuah negara yang tidak berbatasan dengan laut di Eropa bagian barat laut, berbatasan dengan Perancis (perbatasan panjang 73km), Jerman (panjang perbatasan 138km) dan Belgia (panjang perbatasan 148km). Merupakan negara dengan luas 2.586 kilometer.", "question_text": "Berapa luas kota Luksemburg?", "answers": [{"text": "2.586 kilometer", "start_byte": 424, "limit_byte": 439}]} {"id": "813637409888553353-25", "language": "indonesian", "document_title": "Nero", "passage_text": "Akhirnya Nero kabur di sebuah rumah mantan budak istananya. Dia duduk di ruang bawah dan membiarkan budaknya menggali sebuah kubur di belakang rumah untuknya. Jongosnya menggali liang kubur buatnya, Nero yang enggan berpisah itu terus berkata: \"Dunia ini telah kehilangan seorang seniman yang hebat!\" Saat itu pesuruhnya datang memberi tahu: Lembaga tinggi negara mengumumkan bahwa Nero itu adalah musuh rakyat, serta mengeksekusi mati Nero dengan cara leluhur yakni hukuman mati dengan cambuk.", "question_text": "Dimana Nero Claudius Caesar Germanicus meninggal?", "answers": [{"text": "rumah mantan budak istananya", "start_byte": 30, "limit_byte": 58}]} {"id": "-5206095524578998338-11", "language": "indonesian", "document_title": "Giroskop", "passage_text": "Giroskop ditemukan oleh Léon Foucault pada tahun 1852. Replica dibangun oleh Dumoulin-Froment untuk universelle Pameran di 1867. Konservatorium Nasional dan museum Seni Kerajinan, Paris.\nYang dikenal paling awal giroskop-seperti instrumen dibuat oleh Jerman Johann Bohnenberger , yang pertama kali menulis tentang hal itu pada tahun 1817. Pada awalnya ia menyebutnya \"Mesin\". mesin Bohnenberger itu didasarkan pada lingkup besar berputar. Pada tahun 1832, Amerika Walter R. Johnson mengembangkan perangkat serupa yang didasarkan pada disk yang berputar. Para matematikawan Perancis Pierre-Simon Laplace , bekerja di École Polytechnique di Paris, direkomendasikan mesin untuk digunakan sebagai bantuan pengajaran, dan dengan demikian ia datang ke perhatian Léon Foucault . Pada tahun 1852, Foucault digunakan dalam sebuah eksperimen yang melibatkan rotasi bumi. Ini adalah Foucault yang memberikan perangkat nama modern, dalam sebuah percobaan untuk melihat (skopeein Yunani, untuk melihat) rotasi bumi (gyros Yunani, lingkaran atau rotasi ), yang terlihat di 8 sampai 10 menit sebelum gesekan memperlambat rotor berputar.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Giroskop?", "answers": [{"text": "Léon Foucault", "start_byte": 24, "limit_byte": 38}]} {"id": "-5657444269370834353-0", "language": "indonesian", "document_title": "Amfibia", "passage_text": "\nAmfibia atau amfibi (Amphibia), umumnya didefinisikan sebagai hewan bertulang belakang (vertebrata) yang hidup di dua alam; yakni di air dan di daratan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan hewab amfibi?", "answers": [{"text": "hewan bertulang belakang (vertebrata) yang hidup di dua alam; yakni di air dan di daratan", "start_byte": 63, "limit_byte": 152}]} {"id": "7714703571938742948-3", "language": "indonesian", "document_title": "DMOZ", "passage_text": "\nODP telah didirikan di Amerika Serikat dengan nama Gnuhoo oleh Rich Skrenta dan Bob Truel pada tahun 1998 saat mereka berdua bekerja sebagai insinyur untuk Sun Microsystems. Chris Tolles, yang bekerja di Sun Microsystems sebagai kepala pemasaran untuk produk keamanan jaringan, juga ikut bergabung pada tahun 1998 sebagai seorang wakil pendiri Gnuhoo bersama dengan pendiri Bryn Dole dan Jeremy Wenokur, Rich Skrenta telah mengembangkan TASS, yang merupakan versi lanjutan dari pendahulunya Tin, dan thread populer Usenet pembaca berita untuk Unix sistem. Kebetulan, struktur kategori asli dari direktori Gnuhoo berdasarkan bebas pada struktur newsgroup Usenet yang kemudian mulai eksisten.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Dmoz?", "answers": [{"text": "Rich Skrenta dan Bob Truel", "start_byte": 64, "limit_byte": 90}]} {"id": "5000453126307143020-16", "language": "indonesian", "document_title": "Thailand", "passage_text": "Cuaca setempat adalah tropis dan bercirikan monsun. Ada monsun hujan, hangat dan berawan dari sebelah barat daya antara pertengahan Mei dan September, serta monsun yang kering dan sejuk dari sebelah timur laut dari November hingga pertengahan Maret. Tanah genting di sebelah selatan selalu panas dan lembap. Kota-kota besar selain ibu kota Bangkok termasuk Nakhon Ratchasima, Nakhon Sawan, Chiang Mai, dan Songkhla.", "question_text": "Apakah ibukota Thailand?", "answers": [{"text": "Bangkok", "start_byte": 340, "limit_byte": 347}]} {"id": "4181423879226789974-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Gojong dari Han Raya", "passage_text": "\nSetelah serangan ke Korea oleh Tiongkok, Jepang, dan Rusia selama Perang Tiongkok-Jepang (1894-1895) dan Perang Rusia-Jepang (1904-1905), pergerakan mulai memanas di semenanjung Korea. Rusia mulai membuka hubungan diplomatik dengan Korea; konsul Rusia di Seoul, Karl Ivanovich Weber, mengembangkan hubungan persahabatan dengan Raja Gojong secara pribadi, dan setelah pembunuhan Ratu Min, ia menawarkan perlindungan bagi Gojong di kedutaan besar Rusia. Namun, setelah Perang Rusia-Jepang (1904-1905), Gojong dipaksa untuk menerima penasehat pro-Jepang ke dalam istana oleh Kaisar Meiji Jepang. Kebijakan dalam negeri dan luar negerinya, terbukti berhasil dalam menghadapi tekanan Jepang. Gojong membuat strategi untuk berhubungan dengan Rusia, Jepang dan Tiongkok guna mencegah intervensi mereka terhadap Korea.\n\nGojong memproklamirkan berdirinya Kekaisaran Han Raya pada tahun 1897 atas lepasnya Joseon dari pengaruh kekuasaan Qing. Setelah dibuatnya Perjanjian Protektorat 1905 antara Korea dan Jepang, dimana Korea dilucuti haknya sebagai bangsa merdeka, ia mengirimkan perwakilannya ke Konvensi Perdamaian 1907 di Den Haag, Belanda, untuk kembali menegaskan kedaulatannya atas Korea. Meskipun perwakilan Korea ditahan oleh delegasi Jepang, mereka tidak menyerah, dan kemudian mereka diwawancara oleh media surat kabar. Salah satu delegasi AS mengkritik ambisi Jepang di Asia: \"Amerika Serikat tidak menyadari kebijakan Jepang di Timur Jauh dan apa yang akan ia lakukan terhadap orang Amerika. Jepang mengadopsi kebijakan yang pada akhirnya akan memberikannya penguasaan penuh atas perdagangan dan industri di Timur Jauh. Jepang menantang Amerika dan Inggris. Jika Amerika tidak memperhatikan Jepang dengan saksama, maka Jepang akan memaksa Amerika dan Inggris keluar dari Timur Jauh.\" Akibatnya, Gojong dipaksa melepaskan tahtanya kepada putranya, Sunjong.\n\nSetelah turun takhta, Kaisar Gojong dijadikan tahanan rumah di Deoksugung oleh Jepang. Kaisar Gojong meninggal pada tanggal 21 Januari 1919 di istana itu. Ada banyak spekulasi bahwa ia diracuni oleh pejabat militer Jepang.", "question_text": "Apakah penyebab kematian kaisar Gojong?", "answers": [{"text": "diracuni oleh pejabat militer Jepang", "start_byte": 2047, "limit_byte": 2083}]} {"id": "-947318272204874856-0", "language": "indonesian", "document_title": "Epigenetika", "passage_text": "Epigenetika (English: epigenetics), di dalam biologi, adalah studi tentang perubahan fenotipe atau ekspresi genetika yang disebabkan oleh mekanisme selain perubahan sekuens DNA dasar. Epigenetika berasal dari bahasa Yunani, epi- yang berarti \"di atas\" atau \"menutupi\", dan -genetika. Tidak ada perubahan pada sekuens DNA dasar, melainkan faktor non genetika yang menyebabkan ekspresi gen organisme berubah.[2]", "question_text": "Apa itu epigenetik ?", "answers": [{"text": "studi tentang perubahan fenotipe atau ekspresi genetika yang disebabkan oleh mekanisme selain perubahan sekuens DNA dasar", "start_byte": 61, "limit_byte": 182}]} {"id": "-7404152881846559338-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nakayoshi", "passage_text": "Nakayoshi (なかよし, \"teman baik\", alternatif ejaan romanisasi Nakayosi) adalah salah majalah komik shoujo yang terbit di Jepang sejak Desember 1954. Di Indonesia, Nakayoshi diterbitkan oleh Elex Media Komputindo dengan nama Nakayoshi Gress sejak tahun 2004. Tidak semua serial yang terbit dalam majalah komik Nakayoshi Jepang terbit pula di Indonesia.", "question_text": "Apa itu Nakayoshi ?", "answers": [{"text": "majalah komik shoujo yang terbit di Jepang sejak Desember 1954", "start_byte": 90, "limit_byte": 152}]} {"id": "-8082111205497630081-1", "language": "indonesian", "document_title": "Thermus aquaticus", "passage_text": "Ketika studi tentang organisme biologis di mata air panas dimulai pada 1960-an, para ilmuwan berpikir bahwa bakteri termofilik tidak dapat bertahan hidup pada suhu di atas sekitar 55°C (131°F).[1] Namun demikian, ditemukan bahwa banyak bakteri di mata air yang berbeda tidak hanya bertahan hidup, tetapi juga berkembang dalam suhu yang lebih tinggi. Pada tahun 1969, Thomas D. Brock dan Hudson Freeze dari Indiana University melaporkan spesies baru bakteri termofilik yang mereka beri nama Thermus aquaticus.[2] Bakteri ini pertama kali ditemukan di Lower Geyser Basin di Taman Nasional Yellowstone, dekat Great Fountain Geyser dan White Dome Geyser,[3] dan sejak itu telah ditemukan di habitat termal yang serupa di seluruh dunia.", "question_text": "siapakah ilmuwan penemu Thermus aquaticus pertama?", "answers": [{"text": "Thomas D. Brock dan Hudson Freeze", "start_byte": 369, "limit_byte": 402}]} {"id": "-4153514010900780445-7", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Hansen", "passage_text": "Saat ditunjukkan bukti-bukti yang ditemukan di rumahnya, Hansen membantahnya sebisa mungkin, lalu mulai menyalahkan para korban dan berusaha membenarkan motifnya. Akhirnya ia mengakui setiap bukti yang ditunjukkan kepadanya dan mengakui pernah melakukan serangkaian serangan terhadap beberapa wanita Alaska sejak 1971. Korban terawal Hansen adalah gadis remaja berkisar antara 16 sampai 19 tahun, bukan PSK dan penari tiang yang berujung pada temuan ini.", "question_text": "siapakah korban pertama Robert Christian Hansen?", "answers": [{"text": "gadis remaja berkisar antara 16 sampai 19 tahun", "start_byte": 348, "limit_byte": 395}]} {"id": "-8950194908419734619-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bengkulu", "passage_text": "\n\nBengkulu (English: Bencoolen, Aks. Rejang: ꤷꥍꤲ꥓ꤰꥈꤾꥈ) adalah sebuah provinsi di Indonesia. Ibu kotanya berada di Kota Bengkulu. Provinsi ini terletak di bagian barat daya Pulau Sumatera.", "question_text": "dimankah letak provinsi Bengkulu?", "answers": [{"text": "barat daya Pulau Sumatera", "start_byte": 177, "limit_byte": 202}]} {"id": "-4011645480584311156-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mazhab", "passage_text": "\n\nMazhab (Arabic: مذهب‎; mażhab) adalah penggolongan suatu hukum atau aturan setingkat dibawah firkah, yang dimana firkah merupakan istilah yang sering dipakai untuk mengganti kata \"denominasi\" pada Islam[1]. Kata \"mazhab\" berasal dari bahasa Arab, yang berarti jalan yang dilalui dan dilewati, sesuatu yang menjadi tujuan seseorang baik konkret maupun abstrak. Sesuatu dikatakan mazhab bagi seseorang jika cara atau jalan tersebut menjadi ciri khasnya. Menurut para ulama dan ahli agama Islam, yang dinamakan mazhab adalah metode (manhaj) yang dibentuk setelah melalui pemikiran dan penelitian, kemudian orang yang menjalaninya menjadikannya sebagai pedoman yang jelas batasan-batasannya, bagian-bagiannya, dibangun di atas prinsip-prinsip dan kaidah-kaidah.[2]", "question_text": "Apa definisi dari mazhab ?", "answers": [{"text": "penggolongan suatu hukum atau aturan setingkat dibawah firkah, yang dimana firkah merupakan istilah yang sering dipakai untuk mengganti kata \"denominasi\" pada Islam", "start_byte": 47, "limit_byte": 211}]} {"id": "5505034077064338236-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Kastila dan León", "passage_text": "Takhta Kastila atau Kerajaan Kastila dan León[cat 1] adalah sebuah negara abad pertengahan di Semenanjung Iberia yang terbentuk pada tahun 1230 sebagai hasil dari penyatuan yang ketiga dan terakhir dari Kerajaan Kastila dan León pada masa kenaikan takhta Fernando III.", "question_text": "Apakah nama kerajaan Ratu Kastila dan León?", "answers": [{"text": "Takhta Kastila", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-5535630531767186834-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Meiji", "passage_text": "\nZaman Meiji(明治,Meiji) (25 Januari 1868 - 30 Juli 1912) adalah salah satu nama zaman pemerintahan kaisar Jepang sewaktu Kaisar Meiji memerintah Jepang, sesudah tahun Keiō(慶応) dan sebelum zaman zaman Taishō(大正). Ibu kota pemerintahan dipindahkan dari Kyoto ke Tokyo.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan zaman Meiji?", "answers": [{"text": "salah satu nama zaman pemerintahan kaisar Jepang sewaktu Kaisar Meiji memerintah Jepang, sesudah tahun Keiō(慶応) dan sebelum zaman zaman Taishō(大正", "start_byte": 67, "limit_byte": 222}]} {"id": "7154807889667864794-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Jawa Barat", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di provinsi Jawa Barat, Indonesia. Provinsi Jawa Barat terdiri dari 18 kabupaten, 9 kotamadya, 627 kecamatan, 645 kelurahan dan 5.312 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 44.039.313 jiwa dengan total luas wilayah 35.377,76 km².[1]", "question_text": "Berapa jumlah kecamatan di Jawa Barat?", "answers": [{"text": "627", "start_byte": 146, "limit_byte": 149}]} {"id": "8214980362320446619-0", "language": "indonesian", "document_title": "Prokariota", "passage_text": "Prokariota adalah makhluk hidup yang tidak memiliki membran inti sel (= karyon), sedangkan eukariota memiliki membran inti sel. Semua prokariota adalah uniseluler, kecuali myxobacteria yang sempat menjadi multiseluler di salah satu tahap siklus hidup biologinya.[1] Kata prokaryota’' berasal dari Yunani πρό- (pro-) \"sebelum\" + καρυόν (karyon) \"kacang atau biji\".[2]", "question_text": "Apa itu prokariota?", "answers": [{"text": "makhluk hidup yang tidak memiliki membran inti sel (= karyon)", "start_byte": 18, "limit_byte": 79}]} {"id": "8211620950843479114-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kasta", "passage_text": "Kasta dari bahasa Spanyol dan bahasa Portugis (caste) adalah pembagian masyarakat.", "question_text": "Apa pengertian kasta ?", "answers": [{"text": "pembagian masyarakat", "start_byte": 61, "limit_byte": 81}]} {"id": "-6707444041970087797-9", "language": "indonesian", "document_title": "Senjata nuklir", "passage_text": "Rencana untuk membuat bom uranium oleh negara-negara Sekutu dimulai sejak tahun 1939 ketika Albert Einstein menulis surat kepada Presiden AS Franklin D. Roosevelt dan menyampaikan teori bahwa reaksi rantai nuklir yang tidak terkontrol memiliki potensi besar untuk dijadikan senjata pembunuh massal. Pada 1940, pemerintah AS menyetujui dana sebesar 6.000 dolar untuk membiayai pembuatan bom atom itu.\nProyek yang disebut sebagai proyek Manhattan itu akhirnya mencapai hasil lima tahun kemudian dengan dana yang membengkak hingga dua juta dolar. Pertanyaan selanjutnya adalah kepada siapa bom itu akan dijatuhkan? Target adalah Jerman. Namun, karena Jerman telah menyerah dalam Perang Dunia II, pada Agustus 1945 Jepang menjadi korban dari serangan bom atom generasi pertama tersebut.", "question_text": "kapankah bom atom pertama kali ditemukan?", "answers": [{"text": "1939", "start_byte": 80, "limit_byte": 84}]} {"id": "-730628733018869930-10", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Jogja Independent", "passage_text": "Prinsip dan agenda kepemimpinan yang dirumuskan oleh Gerakan Joint akan menjadi pedoman dan pegangan bagi mereka untuk menyeleksi calon yang hendak disaring. Selain itu, mereka juga telah membentuk tim konvensi sendiri untuk bertugas menyeleksi nama-nama yang layak untuk dijadikan kandidat calon walikota yang akan diusung oleh Joint. Tim komite konvensi tersebut terdiri dari lima orang yang memiliki latar belakang profesi berbeda-beda, mulai dari Busyro Muqoddas yang merupakan seorang praktisi hukum, Bambang Eka Cahya Widodo yang merupakan akademisi sekaligus ahli pemilu, Herry Zudianto yang merupakan mantan Walikota Yogyakarta, Yustina Neni yang merupakan seorang seniman, serta Suparman Marzuki yang merupakan praktisi hukum sebagaimana Busyro Muqoddas. Tim komite konvensi tersebut kemudian mencari anggota tim lainnya yang dapat bergabung secara sukarela untuk menjadi tim seleksi. Mereka yang bergabung akan bertugas untuk menganalisis karakter kepemimpinan beserta visi dan misi para kandidat. Terbentuklah ke-9 tim seleksi yang seluruhnya juga berasal dari latar belakang yang berbeda-beda. Mereka adalah Busyro Muqoddas sebagai ketua tim, Suparman Marzuki seorang spesialis di bidang hukum, Zainal Arifin Mochtar seorang spesialis bidang korupsi, Bobi Setiawan seorang spesialis bidang tata ruang dan lingkungan, Budi Wahyuni seornag spesialis bidang perempuan dan kesehatan, Achmad Nurmandi dan Herry Zudianto seorang pakar bidang anggaran publik dan perbaikan birokrasi, ST Sunardi seorang pakar bidang hubungan luar negeri, politik perkotaan, seni dan politik seni, Robby Kusumahara seorang pakar bidang usaha, dan Edi Suadi Hamis seorang pakar bidang ekonomi.[1]", "question_text": "Siapa ketua Gerakan Jogja Independent?", "answers": [{"text": "Busyro Muqoddas", "start_byte": 1120, "limit_byte": 1135}]} {"id": "-1568696713241094362-22", "language": "indonesian", "document_title": "Telekomunikasi seluler di Indonesia", "passage_text": "Melalui Keputusan Dirjen Postel No. 253/Dirjen/2003 tanggal 8 Oktober 2003, pemerintah akhirnya memberikan lisensi kepada PT Cyber Access Communication (sekarang PT Hutchison 3 Indonesia) sebagai operator seluler 3G pertama di Indonesia melalui proses tender[4], menyisihkan 11 peserta lainnya. CAC memperoleh lisensi pada jaringan UMTS (Universal Mobile Telecommunications System) atau juga disebut dengan W-CDMA (Wideband-Code Division Multiple Access) pada frekuensi 1.900MHz sebesar 15MHz.", "question_text": "kapankah Internet Indonesia mempunyai jaringan 3G pertama kali?", "answers": [{"text": "8 Oktober 2003", "start_byte": 60, "limit_byte": 74}]} {"id": "2833681485202575794-7", "language": "indonesian", "document_title": "Émile Durkheim", "passage_text": "Perang Dunia I mengakibatkan pengaruh yang tragis terhadap hidup Durkheim. Pandangan kiri Durkheim selalu patriotik dan bukan internasionalis – ia mengusahakan bentuk kehidupan Perancis yang sekuler, rasional. Tetapi datangnya perang dan propaganda nasionalis yang tidak terhindari yang muncul sesudah itu membuatnya sulit untuk mempertahankan posisinya. Sementara Durkheim giat mendukung negaranya dalam perang, rasa enggannya untuk tunduk kepada semangat nasionalis yang sederhana (ditambah dengan latar belakang Yahudinya) membuat ia sasaran yang wajar dari golongan kanan Perancis yang kini berkembang. Yang lebih parah lagi, generasi mahasiswa yang telah dididik Durkheim kini dikenai wajib militer, dan banyak dari mereka yang tewas ketika Perancis bertahan mati-matian. Akhirnya, René, anak laki-laki Durkheim sendiri tewas dalam perang – sebuah pukulan mental yang tidak pernah teratasi oleh Durkheim. Selain sangat terpukul emosinya, Durkheim juga terlalu lelah bekerja, sehingga akhirnya ia terkena serangan lumpuh dan meninggal pada 1917.", "question_text": "Siapa nama anak Émile Durkheim?", "answers": [{"text": "René", "start_byte": 789, "limit_byte": 794}]} {"id": "-259062341342496764-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rial Iran", "passage_text": "Rial (bahasa Persia: ریال; kode ISO 4217 IRR) adalah mata uang resmi Iran yang diterbitkan oleh Bank Sentral Republik Islam Iran. Rial berasal dari real Spanyol, yang merupakan mata uang Spanyol selama beberapa abad (berasal dari regalis [regal] dalam bahasa Latin). Satu rial dibagi menjadi 100 dinar.", "question_text": "Apa mata uang Iran ?", "answers": [{"text": "Rial", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "5329430540386098990-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ragnar Alm", "passage_text": "Ragnar mulai masuk sekolah tahun 1907 selama enam tahun. Ia senang sekali belajar dan ingin sekali melanjutkan sekolah, tetapi karena orangtuanya miskin dan meletus Perang Dunia I tahun 1914-1918, terpaksa ia mencari nafkah agar makanan cukup di rumah dengan bekerja di suatu pabrik ketika berumur 13 tahun. Gajinya sangat kecil, meskipun demikian sedikit dapat membantu orangtua. Sebelumnya ia sudah ikut menggembalakan ternak kalau liburan panjang bulan Juni-Agustus. Di waktu panen pun anak-anak harus ikut membantu. Jadi tahun 1913 ia sudah mencari nafkah sendiri.[1]", "question_text": "Apakah pekerjaan pertama K. Ragnar Alm?", "answers": [{"text": "menggembalakan ternak", "start_byte": 406, "limit_byte": 427}]} {"id": "-3222317194506672161-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsul", "passage_text": "jmpl|Konsulat Jendral Republik Indonesia di Houston\nSeorang konsul atau konsul jenderal adalah pemimpin sebuah konsulat (bahasa Inggris:\"Consulate\") wakil resmi sebuah negara bertindak untuk membantu dan melindungi warga negaranya serta menfasilitasi hubungan perdagangan dan persahabatan (hal ini yang membedakan tugas antara seorang konsul dengan seorang duta besar yang mewakili sebuah negara) yang ditugaskan di luar wilayah metropolitan atau ibu kota sebuah negara di luar negeri dan berkewajiban menjaga kepentingan negara serta rakyatnya yang berada di negara luar negeri tersebut. Kantor tempat konsul bertugas disebut konsulat atau konsulat jenderal, dan umumnya berada di bawah pimpinan sebuah kedutaan besar, yang biasanya terletak di ibu kota negara.", "question_text": "Apakah fungsi konsulat jenderal di suatu negara?", "answers": [{"text": "membantu dan melindungi warga negaranya serta menfasilitasi hubungan perdagangan dan persahabatan (hal ini yang membedakan tugas antara seorang konsul dengan seorang duta besar yang mewakili sebuah negara) yang ditugaskan di luar wilayah metropolitan atau ibu kota sebuah negara di luar negeri dan berkewajiban menjaga kepentingan negara serta rakyatnya yang berada di negara luar negeri tersebut", "start_byte": 191, "limit_byte": 587}]} {"id": "-4377075811010136863-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ken Kutaragi", "passage_text": "Ken Kutaragi(久夛良木 健,Kutaragi Ken, Template:Lahirmati) adalah mantan Ketua dan Tim CEO dari Sony Computer Entertainment (SCEI), pengembang video game dari Perusahaan Sony, dan saat ini merupakan presiden dan CEO dari Cyber AI Entertainment. Ia dikenal sebagai \"Bapak dari PlayStation\", dan penerusnya, termasuk PlayStation 2, PlayStation Portable, dan PlayStation 3.", "question_text": "siapakah pendiri Sony PlayStation?", "answers": [{"text": "Ken Kutaragi", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "5002960649893778482-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Sawahlunto", "passage_text": "Kota Sawahlunto adalah salah satu kota di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Kota yang terletak 95km sebelah timur laut kota Padang ini, dikelilingi oleh 3 kabupaten di Sumatera Barat, yaitu kabupaten Tanah Datar, kabupaten Solok, dan kabupaten Sijunjung. Kota Sawahlunto memiliki luas 273,45km² yang terdiri dari 4 kecamatan dengan jumlah penduduk lebih dari 54.000 jiwa. Pada masa pemerintah Hindia Belanda, kota Sawalunto dikenal sebagai kota tambang batu bara. Kota ini sempat mati, setelah penambangan batu bara dihentikan.", "question_text": "berapakah luas kota Sawahlunto?", "answers": [{"text": "273,45km²", "start_byte": 287, "limit_byte": 297}]} {"id": "7562317418468771090-3", "language": "indonesian", "document_title": "Swedia", "passage_text": "Saat ini, Swedia adalah negara monarki konstitusional dan demokrasi parlementer, dengan monarki sebagai kepala negara. Ibukotanya adalah Stockholm, juga merupakan kota terbesar di negara ini. Kekuasaan legislatif ditentukan oleh 349-anggota unikameral Riksdag. Kekuasaan eksekutif dipegang oleh pemerintah yang dipimpin oleh Perdana Menteri. Swedia adalah negara kesatuan, saat ini dibagi menjadi 21 county dan 290 munisipalitas.", "question_text": "apakah nama ibukota Swedia ?", "answers": [{"text": "Stockholm", "start_byte": 137, "limit_byte": 146}]} {"id": "-6983774343106715363-0", "language": "indonesian", "document_title": "Benua", "passage_text": "Benua atau kontinen adalah daratan sangat luas yang berada di permukaan bumi. Benua diidentifikasi lebih berdasarkan konvensi (kesepakatan) daripada kriteria-kriteria baku. Ada tujuh wilayah yang umum dianggap sebagai benua, yaitu (dari berukuran terbesar hingga terkecil): Asia, Afrika, Amerika Utara, Amerika Selatan, Antartika, Eropa, dan Australia.[1] Dalam Geologi, area kerak benua meliputi wilayah yang tertutupi air.", "question_text": "apakah nama benua terbesar didunia?", "answers": [{"text": "Asia", "start_byte": 274, "limit_byte": 278}]} {"id": "5968319178401140723-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat terbang", "passage_text": "Pesawat terbang yang lebih berat dari udara ini diterbangkan pertama kali oleh Wright Bersaudara (Orville Wright dan Wilbur Wright) dengan menggunakan pesawat rancangan sendiri yang dinamakan Flyer yang diluncurkan pada tahun 1903 di sekitar Amerika Serikat. Selain Wright bersaudara, tercatat beberapa penemu pesawat lain yang menemukan pesawat terbang antara lain Samuel F Cody yang melakukan aksinya di lapangan Farnborough, Inggris tahun 1910. Sedangkan untuk pesawat yang lebih ringan dari udara sudah terbang jauh sebelumnya. Penerbangan pertama kalinya dengan menggunakan balon udara panas yang ditemukan seorang berkebangsaaan Perancis bernama Joseph Montgolfier dan Etiene Montgolfier terjadi pada tahun 1782, kemudian disempurnakan seorang Jerman yang bernama Ferdinand von Zeppelin dengan memodifikasi balon berbentuk cerutu yang digunakan untuk membawa penumpang dan barang pada tahun 1900. Pada tahun tahun berikutnya balon Zeppelin mengusai pengangkutan udara sampai musibah kapal Zeppelin pada perjalanan trans-Atlantik di New Jersey 1936 yang menandai berakhirnya era Zeppelin meskipun masih dipakai menjelang Perang Dunia II. Setelah zaman Wright, pesawat terbang banyak mengalami modifikasi baik dari rancang bangun, bentuk dan mesin pesawat untuk memenuhi kebutuhan transportasi udara.Pesawat komersial yang lebih besar dibuat pada tahun 1949 bernama Bristol Brabazon.Sampai sekarang pesawat penumpang terbesar di dunia di buat oleh airbus industrie dari eropa dengan pesawat A380.", "question_text": "Kapan pesawat terbang ditemukan ?", "answers": [{"text": "1903", "start_byte": 226, "limit_byte": 230}]} {"id": "7942365287494050318-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bee Gees", "passage_text": "Gibb bersaudara lahir di Pulau Man, namun keluarganya pindah ke kota asal sang bapak (Hugh Gibb) di Chorlton-cum-Hardy, Manchester, Inggris pada awal tahun 1950-an. Manchester adalah tempat Gibb bersaudara mulai menyanyi secara harmoni. Pada satu kesempatan, Gibb bersaudara diminta melakukan lip sync diiringi rekaman piringan hitam di bioskop Gaumont setempat (seperrti juga dilakukan oleh anak-anak lainnya pada minggu-minggu sebelumnya). Namun mereka pergi ke bioskop sambil berlari, dan secara tidak sengaja Maurice menjatuhkan piringan hitam yang dibawanya hingga rusak. Mereka tiba di tempat pertunjukan tanpa memiliki piringan hitam yang bisa diputar. Sebagai gantinya Gibb bersaudara menyanyi secara live. Tanggapan penonton ternyata positif, dan mereka memutuskan untuk mengejar karier di bidang tarik suara.", "question_text": "Berasal dari manakah grup musik Bee Gees?", "answers": [{"text": "Manchester, Inggris", "start_byte": 120, "limit_byte": 139}]} {"id": "5026255764709339955-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Apa itu wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "karya sastra kuno yang berasal dari India", "start_byte": 62, "limit_byte": 103}]} {"id": "-3947416874785922093-23", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "Pada tahun 1860–1861, Giuseppe Garibaldi memimpin kendali menuju penyatuan di Napoli dan Sisilia,[43] membolehkan pemerintah Sardinia yang dipimpin oleh Camillo Benso mendeklarasikan sebuah kerajaan Italia yang bersatu pada tanggal 17 Maret 1861. Pada tahun 1866, Viktor Imanuel II bersekutu dengan Prusia pada Perang Austria-Prusia, berperang dalam Perang Kemerdekaan Italia Ketiga yang membolehkan Italia mencaplok Venesia. Akhirnya, ketika Perancis yang sedang dalam Perang Perancis-Prusia pada 1870 mengabaikan garnisunnya di Roma, Wangsa Savoy sigap mengisi kekosongan keuasaan dengan mengambil-alih Negara-Negara Kepausan.", "question_text": "kapankah Italia berdiri sebagai negara?", "answers": [{"text": "17 Maret 1861", "start_byte": 234, "limit_byte": 247}]} {"id": "6864825993429485987-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Jepang", "passage_text": "Selain 4 pulau utama, terdapat 3.000 pulau-pulau berukuran lebih kecil, termasuk Okinawa serta pulau-pulau kecil yang berpenghuni atau tidak berpenghuni. Pada tahun 2006, total luas wilayah Jepang adalah 377.923,1km², di antaranya 374.834km² adalah daratan dan 3.091km² perairan. Sekitar 73% wilayah Jepang adalah daerah pegunungan. Total luas wilayah Jepang kira-kira 80% luas Pulau Sumatra, namun lebih besar dari luas wilayah Jerman, Malaysia, Selandia Baru, dan Britania Raya.", "question_text": "berapakah luas negara Jepang ?", "answers": [{"text": "377.923,1km²", "start_byte": 204, "limit_byte": 217}]} {"id": "-8825261299670384950-0", "language": "indonesian", "document_title": "Petualangan Tintin", "passage_text": "Petualangan Tintin ([Les Aventures de Tintin et Milou]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah serial komik yang diciptakan oleh Hergé, seorang artis dari Belgia. Hergé adalah pseudonim dari Georges Remi (1907–1983) yang dituliskan menjadi RG (dibaca sebagai Hergé dalam bahasa Perancis). Serial ini pertama kali muncul dalam bahasa Perancis sebagai lampiran bagian anak-anak dari koran Belgia, [Le Vingtième Siècle]error: {{lang}}: text has italic markup (help) pada tanggal 10 Januari 1929. Petualangan Tintin sendiri menampilkan beberapa pemain yang saling melengkapi satu sama lainnya. Dari tahun ke tahun, serial ini menjadi bacaan favorit dan bahan kritikan dari para kritikus selama lebih dari 70 tahun.", "question_text": "Kapan Petualangan Tintin terbit ?", "answers": [{"text": "10 Januari 1929", "start_byte": 500, "limit_byte": 515}]} {"id": "8610314174580164925-0", "language": "indonesian", "document_title": "Batu Rosetta", "passage_text": "Batu Rosetta (English: Rosetta Stone) adalah sebuah prasasti batu granodiorit yang ditemukan pada tahun 1799, prasasti ini diukir dengan tiga versi dekrit yang dikeluarkan di Memphis, Mesir pada tahun 196 SM selama dinasti Ptolemaik atas nama Raja Ptolemy V. Teks di atas dan tengah batu ditulis dalam bahasa Mesir kuno dengan aksara hiroglif dan demotik, sedangkan bagian bawah dalam bahasa Yunani. Sedikitnya perbedaan antara ketiga dekrit pada batu tersebut, menjadikan Batu Rosetta sebagai kunci dalam menerjemahkan hiroglif Mesir.", "question_text": "siapakah yang membuat Batu Rosetta?", "answers": [{"text": "Raja Ptolemy V", "start_byte": 243, "limit_byte": 257}]} {"id": "5621428877333099421-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adipati", "passage_text": "Adipati (bahasa Sanskerta अधिपति, adhipati: \"tuan, kepala, atasan; pangeran, tuan tertinggi, raja\") adalah sebuah gelar kebangsawanan untuk orang yang menjabat sebagai kepala wilayah yang tunduk/bawahan dalam struktur pemerintahan kerajaan di Nusantara, seperti di Jawa dan Kalimantan. Wilayah yang dikepalai oleh seorang Adipati dinamakan Kadipaten.", "question_text": "Apa makna dari gelar Adipati ?", "answers": [{"text": "gelar kebangsawanan untuk orang yang menjabat sebagai kepala wilayah yang tunduk/bawahan dalam struktur pemerintahan kerajaan di Nusantara, seperti di Jawa dan Kalimantan", "start_byte": 126, "limit_byte": 296}]} {"id": "2061084546423365356-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hamengkubuwana II", "passage_text": "Nama aslinya adalah Gusti Raden Mas Sundara, putra kelima Sultan Hamengkubuwana I dari permaisuri Gusti Kangjeng Ratu Hageng. Ia dilahirkan tanggal 7 Maret 1750 saat ayahnya masih bernama Pangeran Mangkubumi dan melakukan pemberontakan terhadap Surakarta dan VOC. Ketika kedaulatan Hamengkubuwana I mendapat pengakuan dalam perjanjian Giyanti tahun 1755, Mas Sundara juga ikut diakui sebagai adipati anom.", "question_text": "siapakah orang tua dari Sri Sultan Hamengkubuwana II?", "answers": [{"text": "Sultan Hamengkubuwana I dari permaisuri Gusti Kangjeng Ratu Hageng", "start_byte": 58, "limit_byte": 124}]} {"id": "8604379306564268043-2", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "Ada 13 kaisar yang memimpin Dinasti Han Barat (202 SM - 9) dan 13 kaisar memimpin Dinasti Han Timur (25 - 220). Antara tahun 8 sampai dengan tahun 23 ada sebuah Dinasti Xin yang didirikan oleh Wang Mang dan kemudian dilanjutkan oleh Kaisar Han Gengshi dari tahun 23 sampai dengan 25 yang masih termasuk ke dalam kekaisaran Dinasti Han Barat.", "question_text": "Kapan Dinasti Han Timur berakhir?", "answers": [{"text": "220", "start_byte": 106, "limit_byte": 109}]} {"id": "-3570746171824653958-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sichuan", "passage_text": "Sichuan (Chinese:四川, juga pernah dieja sebagai Szechwan atau Szechuan) adalah sebuah provinsi milik Republik Rakyat Tiongkok di sebelah baratlaut. Nama mutakhir provinsi ini, \"四川\", merupakan singkatan dari \"四川路\" (Sì Chuānlù), atau \"Empat rangkaian sungai\", yang juga merupakan singkatan dari \"川峡四路\" (Chuānxiá Sìlù), atau \"Empat pertemuan sungai dan tebing\", dinamai sedemikian mengikuti pembagian rangkaian yang ada menjadi empat bagian pada masa Wangsa Song Utara.[1] Ibu kotanya berada di Chengdu, sebuah pusat ekonomi yang penting di Tiongkok Barat. Provinsi ini kaya akan situs-situs bersejarah.", "question_text": "Dimana letak Dataran Chengdu?", "answers": [{"text": "Tiongkok Barat", "start_byte": 566, "limit_byte": 580}]} {"id": "7478684013364415386-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pribumi-Australia", "passage_text": "Pribumi-Australia atau biasa disebut bangsa Aborigin-Australia atau Ambon-Australia adalah penduduk asli/awal benua Australia dan kepulauan disekitarnya, termasuk juga mencakup Tasmania dan kepulauan selat Torres. Bentuk fisik orang Aborigin-Australia mirip orang Papua, karena memang keturunan orang Papua yang menjelajah ke benua Australia, sikitar 40.000 tahun lalu. dalam perkembangannya, bentuk fisik mereka saat ini rata-rata lebih kecil dan lebih pendek dari orang Papua. rambut mereka juga keriting, namun sebagian warnanya sudah kemerah-merahan atau cokelat pucat, sedangkan warna kulit mereka gelap [3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan suku aborigin?", "answers": [{"text": "penduduk asli/awal benua Australia dan kepulauan disekitarnya, termasuk juga mencakup Tasmania dan kepulauan selat Torres", "start_byte": 91, "limit_byte": 212}]} {"id": "3750684427242399075-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geger Cilegon 1888", "passage_text": "Perlawanan yang dikobarkan Ki Wasyid bersama para tokoh Banten dalam Geger Cilegon dilatarbelakangi kesewenang-wenangan Belanda yang saat itu merupakan peralihan terhadap kependudukan Belanda di Banten. Kebencian masyarakat makin memuncak saat masyarakat tertekan dengan dua musibah yakni dampak meletusnya Gunung Krakatau di Selat Sunda (23 Agustus 1883) yang menimbulkan gelombang laut yang menghancurkan Anyer, Merak, Caringin, Sirih, Pasauran, Tajur, dan Carita. Terjadi ledakan berkekuatan 21.574 kali bom atom yang selain menghancurkan tubuh gunung, juga menewaskan 36.000 jiwa di pesisir Banten dan Lampung.[1] Letusan Krakatau yang dua bulan sesudahnya disusul dengan penikaman serdadu Belanda yang kemudian berulang sesudahnya sebulan kemudian, memulai serentetan perlawanan yang mengarah kepada pemberontakan 1888.[1] Selain itu musibah kelaparan, penyakit sampar (pes), penyakit binatang ternak (kuku kerbau) membuat penderitaan rakyat menjadi-jadi.", "question_text": "Dimana peristiwa Geger Cilegon terjadi?", "answers": [{"text": "Banten", "start_byte": 195, "limit_byte": 201}]} {"id": "-4082482611313702976-0", "language": "indonesian", "document_title": "Star Trek", "passage_text": "\nStar Trek adalah waralaba media fiksi ilmiah yang merujuk kepada sebuah film seri televisi di Amerika Serikat dari tahun 60-an atau pada semua seri lanjutan, film-film layar lebar, novel, permainan video dan lain-lain yang dikembangkan darinya. Serial yang bertemakan fiksi ilmiah ini bercerita mengenai sebuah armada bintang bernama Starfleet sebagai perwakilan kehidupan manusia 200 tahun pada masa depan bersama-sama dengan United Federation of Planets yakni kumpulan spesies dari planet dan tata surya lain. Star Trek diciptakan oleh Gene Roddenberry dan merupakan salah satu franchise hiburan paling laris di dunia dan memiliki jutaan penggemar yang sering datang ke Star Trek Conventions (pertemuan para penggemar Star Trek).", "question_text": "Tentang apakah film Star Trek bercerita ?", "answers": [{"text": "armada bintang bernama Starfleet sebagai perwakilan kehidupan manusia 200 tahun pada masa depan bersama-sama dengan United Federation of Planets yakni kumpulan spesies dari planet dan tata surya lain", "start_byte": 312, "limit_byte": 511}]} {"id": "-7995110699493293771-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nasional Indonesia", "passage_text": "\n\nPartai Nasional Indonesia atau dikenal juga PNI adalah partai politik tertua di Indonesia. Partai ini didirikan pada 4 Juli 1927 [note 1] dengan nama Perserikatan Nasional Indonesia dengan ketuanya pada saat itu adalah Dr. Tjipto Mangunkusumo, Mr. Sartono, Mr. Iskaq Tjokrohadisuryo, dan Mr. Sunaryo.[2]", "question_text": "Kapan Partai Nasional Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "4 Juli 1927", "start_byte": 119, "limit_byte": 130}]} {"id": "7289079993677162324-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra", "passage_text": "Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra, S.E., M.Si. () adalah Wali Kota Denpasar sejak 24 Oktober 2008, menggantikan Anak Agung Gede Ngurah Puspayoga yang menjadi Wakil Gubernur Bali. Selanjutnya ia terpilih pada pilkada Denpasar dan menjabat untuk periode 2010-2015 serta periode 2016-2021.[1] Pada tahun 2018, Rai Mantra maju sebagai calon gubernur Bali pada pilkada 2018.", "question_text": "Siapa nama walikota Bali pada tahun 2018 ?", "answers": [{"text": "Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra, S.E., M.Si", "start_byte": 0, "limit_byte": 45}]} {"id": "4820695495786105978-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Medang", "passage_text": "Mulai saat itu Wangsa Sailendra berkuasa di Pulau Jawa, bahkan berhasil pula menguasai Kerajaan Sriwijaya di Pulau Sumatra. Sampai akhirnya, sekitar tahun 840-an, seorang keturunan Sanjaya bernama Rakai Pikatan berhasil menikahi Pramodawardhani putri mahkota Wangsa Sailendra. Berkat perkawinan itu ia bisa menjadi raja Medang, dan memindahkan istananya ke Mamrati. Peristiwa tersebut dianggap sebagai awal kebangkitan kembali Wangsa Sanjaya.", "question_text": "berapakah luas kekuasaan Kerajaan Medang?", "answers": [{"text": "Pulau Jawa, bahkan berhasil pula menguasai Kerajaan Sriwijaya di Pulau Sumatra", "start_byte": 44, "limit_byte": 122}]} {"id": "6945673543074680098-26", "language": "indonesian", "document_title": "Boeing 747", "passage_text": "Boeing 747-8 adalah perubahan dari model boeing 747 Advanced yang gagal dibuat oleh perusaahan Boeing.Tipe ini merupakan pesawat terpanjang didunia, dengan panjang lebih dari 76 meter. Rancangan pesawat ini mengikuti rancangan Boeing 787. Boeing 747-8 terbang pertama kali pada tanggal 8 Februari 2010 dengan versi kargo. Kemudian, versi penumpang Boeing 747-8 terbang perdana pada 11 Februari 2011. Boeing 747-8 mampu membawa penumpang 465 penumpang,15 penumpang lebih banyak dari versi sebelumnya, boeing 747-400. Boeing 747-8 juga dimaksudkan untuk menyaingi Airbus A380. Boeing 747-8 juga mempunyai perubahan, yaitu terletak di bagian sayap dan mesin. Tujuan sayap 747 diubah karena untuk memperkecil gesekan udara dan memberi performa yang lebih kuat. Boeing 747-8 menggunakan mesin General Electric Next Generation versi 2B 67 yang lebih efisien dakam penggunaan bahan bakar.Boeing 747-8 juga disebut dengan pesawat antarbenua, karena versi Boeing ini mampu terbang dari Amerika ke Jepang melintasi Samudera Atlantik secara nonstop.", "question_text": "berapakah panjang Boeing 747-8?", "answers": [{"text": "76 meter", "start_byte": 175, "limit_byte": 183}]} {"id": "2810081214526064739-1", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi Pembebasan Palestina", "passage_text": "PLO didirikan pada 1964, setelah didahului oleh langkah awal Alm. Yasser Arafat untuk menyatukan semua organisasi perlawanan Palestina di bawah satu wadah, Al Fatah, pada 1950-an. Di awal pendirian, PLO di bawah dukungan Arafat dengan Al Fatahnya, menyerang Israel secara terus menerus. Israel menjawab dengan secara rutin menyerang basis PLO di Lebanon. Tak jarang korban yang berjatuhan dari kalangan sipil serta perempuan dan anak-anak.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Organisasi Pembebasan Palestina?", "answers": [{"text": "Yasser Arafat", "start_byte": 66, "limit_byte": 79}]} {"id": "5595843176195870990-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsumsi", "passage_text": "Konsumsi, dari bahasa Belanda consumptie, bahasa Inggris consumption, ialah suatu kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan daya guna suatu benda, baik berupa barang maupun jasa, untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan secara langsung.\nKonsumen adalah setiap orang pemakai barang dan atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan.[1] Jika tujuan pembelian produk tersebut untuk dijual kembali (Jawa: kulakan), maka dia disebut pengecer atau distributor. Pada masa sekarang ini bukan suatu rahasia lagi bahwa sebenarnya konsumen adalah raja sebenarnya, oleh karena itu produsen yang memiliki prinsip holistic marketing sudah seharusnya memperhatikan semua yang menjadi hak-hak konsumen. Konsumsi dapat dibagi menjadi 2 yaitu konsumsi langsung dan tidak langsung.", "question_text": "Apa itu konsumsi?", "answers": [{"text": "kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan daya guna suatu benda, baik berupa barang maupun jasa", "start_byte": 82, "limit_byte": 188}]} {"id": "1899807664218152648-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalbe Farma", "passage_text": "\nPT Kalbe Farma Tbk () merupakan perusahaan internasional yang memproduksi farmasi, suplemen, nutrisi dan layanan kesehatan yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Perusahaan ini menghasilkan berbagai macam-macam bahan farmasi. Kalbe Farma memiliki motto Innovation for a Better Life.", "question_text": "Apa nama perusahaan farmasi terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "PT Kalbe Farma Tbk", "start_byte": 1, "limit_byte": 19}]} {"id": "-869078225738096394-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Flores", "passage_text": "Flores, dari bahasa Portugis yang berarti \"bunga\" adalah sebuah pulau yang berada di wilayah administrasi Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Nama Flores berasal dari bahasa Portugis yaitu “cabo de flores “ yang berarti “Tanjung bunga”. Nama tersebut semula di berikan oleh S.M. Cabot untuk menyebut wilayah timur dari pulau Flores. Akhirnya di pakai secara resmi sejak tahun 1636 oleh gubernur jenderal hindia belanda Hendrik Brouwer. Sebuah studi yang cukup mendalam oleh Orinbao (1969) mengungkapkan bahwa nama asli sebenarnya pulau Flores adalah Nusa Nipa (pulau ular) yang dari sudut antropologi, istilah ini lebih bermanfaat karena mengandung berbagai makna filosofis, Kultural, dan Tradisi Ritual masyarakat Flores.", "question_text": "dimanakah letak pulau Flores?", "answers": [{"text": "Nusa Tenggara Timur, Indonesia", "start_byte": 115, "limit_byte": 145}]} {"id": "-8857033663919835963-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jalan Nasional Rute 1", "passage_text": "Jalan Nasional Rute 1 adalah jalan utama di pulau Jawa yang lebih dikenal dengan nama Jalur Pantura (Jalur Pantai Utara). Jalan ini melewati 5 provinsi sepanjang 1.316km di sepanjang pesisir pantai utara Jawa, yaitu Banten, Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur. Rute ini menghubungkan dua pelabuhan penyeberangan yaitu Merak di ujung Barat pulau Jawa dan Ketapang di ujung Timur pulau Jawa. Merak merupakan pelabuhan penyeberangan menuju Sumatera sementara Ketapang merupakan pelabuhan penyeberangan menuju Bali. Jalan ini juga menjadi bagian dari .", "question_text": "Berapa panjang jalur pantura ?", "answers": [{"text": "1.316km", "start_byte": 162, "limit_byte": 169}]} {"id": "7566176152272487684-0", "language": "indonesian", "document_title": "Final Fantasy VII", "passage_text": "Final Fantasy VII(ファイナルファンタジーVII,Fainaru Fantajī Sebun) adalah sebuah permainan peran konsol yang dirilis oleh Square Co., Ltd. (sekarang Square Enix) pada tahun 1997 dan disutradarai oleh Yoshinori Kitase. Ia adalah permainan pertama dalam seri Final Fantasy yang diproduksi untuk konsol permainan Sony PlayStation dan merupakan permainan pertama dalam seri ini yang diadaptasi untuk dapat dimainkan di komputer pribadi berbasis Microsoft Windows, dan permainan pertama sejak Final Fantasy NES yang dirilis dengan judul yang sama baik untuk Jepang dan Amerika Utara. Selain itu, ini adalah seri Final Fantasy pertama yang menggunakan CGI, dengan karakter-karakter yang dirender penuh dan latar belakang yang diprarender.", "question_text": "Kapan Final Fantasy VII dirilis di Jepang?", "answers": [{"text": "1997", "start_byte": 185, "limit_byte": 189}]} {"id": "2397275711174752620-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Powerpuff Girls", "passage_text": "\n\nThe Powerpuff Girls adalah serial televisi yang mengisahkan tiga orang gadis yang berjuang menentang musuh yang mengacau Townsville. Puluhan campuran kimia dan campuran bahan kimia X menghasilkan The Powerpuff Girls. Serial TV ini baru saja dirancang oleh pencipta kartun dari Amerika Serikat Craig McCracken dan diproduksi oleh Hanna Barbera dan Cartoon Network. Ditayangkan di wilayah domestik dan internasional, setiap hari Minggu jam 9.00 pagi). Film ini juga diproduksi dalam The Powerpuff Girls Movie. Di Indonesia, kartun ini pernah tayang di RCTI pada tahun 2000-2003, kemudian pindah ke Trans7 (dahulu TV7) dalam program WB Kids pada tahun 2005-2007, kemudian pindah ke Global TV pada tahun 2007-2008 dan akhirnya pindah ke Trans TV pada Sabtu, 17 September 2016 dengan versi reboot 2016.", "question_text": "Dari mana asal film The Powerpuff Girls?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 279, "limit_byte": 294}]} {"id": "5379721271290987671-24", "language": "indonesian", "document_title": "Yakjuj dan Makjuj", "passage_text": "Ketika mereka berhasil mencapai Danau Tabriyah, Palestina, mereka akan meminum sampai habis air danau tersebut, karena banyaknya populasi mereka, sehingga orang terakhir yang berhasil mencapai danau itu akan berkata, \"Sungguh dahulu di sini masih ada airnya.\"[14]", "question_text": "Dimana Ya’juj dan Ma’juj akan muncul?", "answers": [{"text": "Palestina", "start_byte": 48, "limit_byte": 57}]} {"id": "-6853606337133959701-9", "language": "indonesian", "document_title": "Rembrandt van Rijn", "passage_text": "Rembrandt hidup terpisah dengan Hendrickje dan Titus. Pada akhir riwayat, hanya Cornelia yang ada di sampingnya. Hidup terpisah dengan anak lelakinya membuat dia terpukul berat dan akhirnya meninggal dunia pada 4 Oktober 1669 di Amsterdam dan dikubur tanpa tanda atau upacara apapun diWesterkerk.", "question_text": "Kapan Rembrandt Harmenszoon meninggal?", "answers": [{"text": "4 Oktober 1669", "start_byte": 211, "limit_byte": 225}]} {"id": "-2419839174724547846-0", "language": "indonesian", "document_title": "PATTIRO", "passage_text": "PATTIRO (Pusat Telaah dan Informasi Regional) adalah sebuah organisasi non pemerintah (non government organization) yang didirikan pada tanggal 17 April 1999 di Jakarta, yang mendedikasikan aktivitasnya pada upaya mewujudkan tata pemerintahan yang baik (good governance) dan peningkatan partisipasi publik di Indonesia, terutama pada tingkat lokal. Dengan kata lain, PATTIRO berupaya mendorong terwujudnya tujuan otonomi daerah, yaitu peningkatan kualitas pelayanan publik yang berdampak pada peningkatan kesejahteraan masyarakat serta terciptanya keadilan sosial melalui peningkatan partisipasi dan daya tawar warga masyarakat terhadap aparatur pemerintahan dalam proses penyelenggaraan pelayanan publik, pembuatan keputusan publik, dan pengalokasian sumber daya publik terutama pada tingkat lokal.", "question_text": "Apakah tujuan utama didirikannya PATTIRO ?", "answers": [{"text": "mewujudkan tata pemerintahan yang baik (good governance) dan peningkatan partisipasi publik di Indonesia, terutama pada tingkat lokal", "start_byte": 214, "limit_byte": 347}]} {"id": "-1408129196795216612-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taylor Swift", "passage_text": "Taylor Alison Swift (lahir 13 Desember 1989) adalah seorang penyanyi dan penulis lagu berkebangsaan Amerika Serikat. Dibesarkan di Pennslyvania, dia pindah ke Nashville, Tennessee pada usia 14 tahun untuk mengejar karier di musik country. Dia menandatangani kontrak dengan label independen Big Machine Records dan menjadi penulis lagu termuda yang pernah dipekerjakan oleh Sony/ATV Music publishing house. Album debut yang berjudul sama seperti namanya pada tahun 2006 berada dinomor lima di Billboard 200. Single ketiga album, \"Our Song\", menjadikannya sebagai orang termuda yang sendirian menulis dan membawakan sebuah lagu nomor satu di tangga lagu Hot Country Songs. Album kedua Swift, Fearless, dirilis pada tahun 2008. Didukung oleh keberhasilan single \"Love Story\" dan \"You Belong with Me\", Fearless menjadi album terlaris tahun 2009 di Amerika Serikat. Album ini memenangkan empat Grammy Awards, membuat Swift menjadi pemenang termuda Album of the Year dan dikabarkan dekat dengan salman al farisy di indonesia .", "question_text": "Dimana Taylor Swift dibesarkan?", "answers": [{"text": "Pennslyvania", "start_byte": 131, "limit_byte": 143}]} {"id": "747203992384922187-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Myanmar", "passage_text": "\nMyanmar (Burma) adalah sebuah negara multi-keagamaan. Tidak ada agama negara yang resmi, namun pemerintahnya menunjukan preferensi untuk Buddha Theravada, agama mayoritasnya.[2]\nMenurut statistik yang diterbitkan oleh pemerintah Burma dan CIA, agama tersebut dipraktikan oleh 89% penduduknya,[3][4][5] khususnya Bamar, Rakhine, Shan, Mon, dan Tionghoa.", "question_text": "Apa mayoritas agama yang dianut oleh masyarakat Myanmar ?", "answers": [{"text": "Buddha Theravada", "start_byte": 138, "limit_byte": 154}]} {"id": "8486594137990991519-9", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "Luas Vietnam kurang lebih 332,698km2 (128,455sqmi), maka ukurannya hampir setara dengan luas Jerman.[2] Bagian Vietnam yang berbatasan dengan batas-batas internasionalnya seluas 4,639km (2,883mi)[2] dan panjang pantainya adalah 3,444km (2,140mi). Topografinya terdiri atas bukit-bukit dan gunung-gunung berhutan lebat, dengan dataran rendah meliputi tidak lebih dari 20%. Pegunungan berkontribusi sebesar 40% dari total luas Vietnam, dengan bukit-bukit kecil berkontribusi sebesar 40% dan hutan tropis 42%. Bagian Utara kebanyakan terdiri atas pegunungan dan Delta Sungai Merah. Phan Xi Pang, berlokasi di provinsi Lao Cai, adalah gunung tertinggi di Vietnam setinggi 3.143m (10.312ft). Selatan dibagi menjadi datran rendah tepi pantai, puncak Annamite Chain, hutan-hutan luas dan tanah yang buruk. Terdiri dari 5 plato tanah basalt yang rata-rata rata, pegunungan berkontribusi sebesar 16% bagi tanah arable (= tanah yang cocok untuk pertanian seperti jagung dan gandum) Vietnam dan 22% dari total lahan berhutan Vietnam.", "question_text": "berapakah luas Vietnam ?", "answers": [{"text": "332,698km", "start_byte": 26, "limit_byte": 35}]} {"id": "-2048179785790065744-1", "language": "indonesian", "document_title": "Don Juan de Austria", "passage_text": "Don Juan de Austria, yang lahir di Kota Swapraja Regensburg, Oberpfalz, adalah anak hasil hubungan gelap antara Kaisar Romawi Suci, Carlos V (menduda semenjak 1539), dan Barbara Blomberg, seorang biduanita, anak perempuan seorang burger (saudagar).", "question_text": "Siapakah nama ibu Don Juan de Austria?", "answers": [{"text": "Barbara Blomberg", "start_byte": 170, "limit_byte": 186}]} {"id": "5429891197169063705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pidi Baiq", "passage_text": "Pidi Baiq () adalah seniman multitalenta asal Indonesia. Dia adalah penulis novel dan buku, dosen, ilustrator, komikus, musisi dan pencipta lagu. Namanya mulai dikenal melalui grup band The Panas Dalam yang didirikan tahun 1995. Pidi Baiq semakin dikenal para pecinta karya sastra khususnya bergenre humor melalui karyanya berjudul Dilan: Dia adalah Dilanku tahun 1990 terbit tahun 2014, Dilan Bagian Kedua: Dia adalah Dilanku Tahun 1991 terbit tahun 2015 dan Milea: Suara dari Dilan terbit tahun 2016.[1] Selain ketiga karya di atas, Pidi Baiq juga memiliki karya-karya novel yang lain seperti:", "question_text": "siapakah pengarang novel Dilan?", "answers": [{"text": "Pidi Baiq", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-9062885613653830586-0", "language": "indonesian", "document_title": "Panzer I", "passage_text": "Panzer I adalah tank ringan diproduksi di Jerman pada 1930-an.Panzerkampfwagen I (kendaraan tempur lapis baja mark I), disingkat PzKpfw I. Resmi persenjataan tangki sebutan yang persediaan Jerman adalah SdKfz 101 (tujuan kendaraan khusus 101) Nomenklatur lihat:. Gander, Tank dan Armour: Panzerkampfwagen I & II,", "question_text": "Negara apa yang menghasilkan Panzer I?", "answers": [{"text": "Jerman", "start_byte": 42, "limit_byte": 48}]} {"id": "6514160766086805423-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kekuwuan Lasem", "passage_text": "Setelah beberapa masa setelah meletusnya gunung di Sangkapura, Bawean, berbondong-bondong masyarakat Kanung (sangkan-gunung) dari daerah Criwik dan Sindawaya, rombongan ini turun gunung dan membuka lahan pemukiman di sebelah barat Pegunungan Lasem yang kala itu masih berupa rawa-rawa dan hutan belantara.\nTokoh yang berperan penting dalam rombongan tersebut adalah Ki Wêkêl dan Ki Wêlug. Mereka adalah kakak beradik dan kemungkinan mereka adalah orang-orang berpengaruh di kalangan masyarakat Kanung di sekitar Dataran Criwik hingga Sindawaya. Alasannya, mereka yang memimpin suatu kelompok masyarakat apalagi di zaman kuno, adalah mereka yang berperan penting di dalam masyarakat, orang yang dituakan, orang bijaksana serta cerdas, disegani dan mereka yang dianggap mampu memimpin masyarakat agar menjadi lebih baik.", "question_text": "Siapa pendidri Kutha Lasêm-Argasoka?", "answers": [{"text": "masyarakat Kanung", "start_byte": 90, "limit_byte": 107}]} {"id": "-1394214588797898702-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Guarulhos", "passage_text": "Bandar Udara Internasional São Paulo/Guarulhos – Governor André Franco Montoro adalah bandara internasional utama São Paulo, Brasil yang terletak di Guarulhos, negara bagian São Paulo dengan kode IATA GRU. Bandara ini dikelola oleh Infraero.", "question_text": "Apakah nama Bandara São Paulo ?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional São Paulo", "start_byte": 0, "limit_byte": 37}]} {"id": "-1285449394696833743-1", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Iran", "passage_text": "\nMayoritas penduduk Iran beragama Islam. Bahkan, agama Islam ajaran Syiah merupakan agama resmi Iran. Kebanyakan penduduk Iran mengikut ajaran Syiah dan selebihnya berpegang kepada Sunah Waljamaah. Kebanyakan bangsa Iran adalah penganut ajaran Syiah dan penganut ajaran Sunah pula merupakan bangsa Turki, suku Kurdi, suku Balochi dan suku Arab. Sejarah Islam di Persia bisa ditelusuri sejak zaman khulafaur Rasyidin dimana panglima Islam; Rashid bin al-Walid, menawan Irak dari tangan kekaisaran Persia Sassanid. Sejak itu, Islam mulai menjadi agama utama di Persia atau Iran. Syiah diperkenalkan di Iran ketika era pemerintahan Safavid. Sebanyak 98 persen penduduk Iran beragama Islam dan dari jumlah ini, 90 persen berpegang kepada ajaran Syiah dan selebihnya berpegang kepada ajaran Suni.", "question_text": "Apakah agama utama di Iran?", "answers": [{"text": "Islam", "start_byte": 34, "limit_byte": 39}]} {"id": "-8822616993078526698-0", "language": "indonesian", "document_title": "Patogen", "passage_text": "\nPatogen (Bahasa Yunani: παθογένεια, \"penyebab penderitaan\") adalah agen biologis yang menyebabkan penyakit pada inangnya.[1] Sebutan lain dari patogen adalah mikroorganisme parasit.[2] Umumnya istilah ini diberikan untuk agen yang mengacaukan fisiologi normal hewan atau tumbuhan multiselular. Namun, patogen dapat pula menginfeksi organisme uniselular dari semua kerajaan biologi.[1]", "question_text": "Dari mana kata Patogen berasal ?", "answers": [{"text": "Yunani", "start_byte": 17, "limit_byte": 23}]} {"id": "-346421837836792548-37", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Methodist Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 20 Januari 1963 pemerintah Indonesia menyatakan sikap bermusuhan dengan Malaysia. Hal ini mempersulit kedudukan Gereja Methodist di Indonesia yang pada waktu itu berada di bawah kepemimpinan Bishop Malaya. Pada 9 Agustus 1964, Gereja Methodist di Indonesia dijadikan gereja otonom, dan namanya secara resmi disebut sebagai Gereja Methodist Indonesia (GMI).", "question_text": "Kapan Gereja Methodist Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "9 Agustus 1964", "start_byte": 224, "limit_byte": 238}]} {"id": "6415203188355322057-3", "language": "indonesian", "document_title": "Jiang Qing", "passage_text": "Jiang Qing lahir dalam Zhucheng, Provinsi Shandong pada 19 Maret 1914. Nama lahirnya adalah Lǐ Shūméng (李淑蒙). Dia adalah hanya putri dari Li Dewen (李德文), tukang kayu. Ayahnya mulai pertukangan dan pengambilan kabinet sendiri tokonya. Setelah orang tua Jiang memiliki argumen kekerasan, ibunya bekerja sebagai pembantu rumah tangga[3] (beberapa akun mengutip bahwa ibu Jiang juga bekerja sebagai pelacur) dan terpisah dari suaminya.[4]", "question_text": "Kapan Jiang Qing lahir ?", "answers": [{"text": "19 Maret 1914", "start_byte": 56, "limit_byte": 69}]} {"id": "1692158494976075175-0", "language": "indonesian", "document_title": "Frekuensi sangat tinggi", "passage_text": "VHF (Very high frequency atau frekuensi sangat tinggi) adalah frekuensi radio yang berkisar dari 30 MHz ke 300 MHz. Frekuensi langsung di bawah VHF ditandai frekuensi tinggi (HF), dan frekuensi yang lebih tinggi berikutnya dikenal sebagai frekuensi ultra tinggi (UHF). alokasi frekuensi ini ditetapkan oleh ITU.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan frekuensi VHF/UHF?", "answers": [{"text": "frekuensi radio yang berkisar dari 30 MHz ke 300 MHz", "start_byte": 62, "limit_byte": 114}]} {"id": "-998684971063859322-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sachsen-Coburg-Gotha", "passage_text": "Sachsen-Coburg-Gotha ialah bekas kadipaten (Herzogtum dalam bahasa Jerman) di Thüringen dan juga keluarga kerajaan yang memimpin di Eropa. Wilayah kekuasaaannya dilebur pada tahun 1918 (setelah kekalahan Jerman pada Perang Dunia I), dengan Coburg masuk ke dalam negara bagian Bayern, Gotha masuk ke dalam Thüringen, sedangkan wilayah lainnya dimasukkan ke dalam Sachsen.", "question_text": "dimanakah letak Sachsen-Coburg?", "answers": [{"text": "Thüringen", "start_byte": 78, "limit_byte": 88}]} {"id": "1011385616877449136-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Maluku Tengah", "passage_text": "Kabupaten Maluku Tengah adalah salah satu kabupaten di provinsi Maluku, Indonesia. Ibukota kabupaten ini terletak di Masohi. Sebagian wilayahnya berada di Pulau Seram (Kecamatan Amahai dan Tehoru, serta Kota Masohi). Ada dua kecamatan yang terletak di Pulau Ambon (Kecamatan Leihitu dan Salahutu), dan sisanya adalah pulau-pulau di sekitarnya.", "question_text": "Apa ibukota Maluku Tengah?", "answers": [{"text": "Masohi", "start_byte": 117, "limit_byte": 123}]} {"id": "-6982150550833669147-3", "language": "indonesian", "document_title": "Tapai", "passage_text": "\nDalam pembuatan tapai ketan, beras ketan dimasak dan dikukus terlebih dahulu sebelum dibubuhi ragi[2]. Campuran tersebut dilindungi dari udara terbuka dengan membungkusnya oleh daun dan diinkubasi pada suhu 25-30°C selama 2-4 hari. Daun yang digunakan bermacam-macam, tergantung dari sumber daya yang tersedia, tetapi biasanya digunakan daun yang lebar dan permukaannya licin. Tapai ketan yang siap dihidangkan biasanya mengandung alkohol dan teksturnya lebih lembut[2]. Daun yang digunakan biasanya adalah daun pisang, namun di beberapa tempat daun lain juga digunakan, misalnya daun jambu (Sizygium) atau karet para (Hevea brasiliensis).", "question_text": "Daun apakah yang digunakan untuk membungkus tape?", "answers": [{"text": "daun pisang, namun di beberapa tempat daun lain juga digunakan, misalnya daun jambu (Sizygium) atau karet para", "start_byte": 509, "limit_byte": 619}]} {"id": "-7852546341149669264-1", "language": "indonesian", "document_title": "Reza Shah", "passage_text": "Reza Khan Pahlevi adalah salah satu perwira tentara Iran yang menjadi Shah Iran pada tahun 1925-1941. Ia memiliki nama lain Reza Shah Pahlavi. Ia lahir pada tanggal 16 Maret 1878 di Alasht, Mazanderan, Iran. Ia meninggal pada tanggal 26 Juli 1944 di Johannesburg, Afrika Selatan.", "question_text": "Kapan Reza Shah lahir?", "answers": [{"text": "16 Maret 1878", "start_byte": 165, "limit_byte": 178}]} {"id": "-800002816563090932-0", "language": "indonesian", "document_title": "Death metal", "passage_text": "\nDeath metal adalah sebuah sub-genre dari extreme metal musik heavy metal yang berkembang dari thrash metal dan gelombang pertama dari Black metal pada awal 1980-an.[1] Beberapa ciri khas nada instrumen-nya menggunakan distorsi berat dan tuning nada rendah pada gitarnya, memainkan beberapa teknik gitar diantaranya palm muting dan tremolo picking, suara vokal deep growling, death grunt, death growl dan screams dengan lirik lagu yang bertemakan kekerasan ,kematian, fiksi horror, satanisme, okultisme, alam, mistis, mitologi, filosofi, ilmu pengetahuan fiksi, politik, perang, dan lain sebagainya, lirik musik yang juga mendapat pengaruh dari film Horor dan Thriller ini mendeskripsikan tindakan ekstrem termasuk mutilasi, pembedahan anggota tubuh, penyiksaan, pemerkosaan, kanibalisme, pembusukkan dan berbagai macam tindakan sadis yang lain, pada ketukan drum terdapat teknik double kick atau teknik blast beat, tempo yang berubah mendadak, kunci-kunci nada, pergantian time signature dan chromatic chord progression.", "question_text": "Darimanakah genre Death metal berasal?", "answers": [{"text": "sub-genre dari extreme metal musik heavy metal yang berkembang dari thrash metal dan gelombang pertama dari Black metal", "start_byte": 27, "limit_byte": 146}]} {"id": "4811688124979202403-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asia", "passage_text": "\n\nAsia (/ˈeɪʒə/(listen) atau /ˈeɪʃə/) adalah benua terbesar dan paling padat penduduknya di dunia, terletak di bagian timur dan belahan utara. Benua ini mencakup 8,7% dari total luas permukaan bumi dan terdiri dari 30% dari luas daratannya. Dengan sekitar 4,3 miliar orang, terdapat 60% dari populasi manusia dunia saat ini. Asia memiliki tingkat pertumbuhan yang tinggi di era modern. Misalnya, selama abad ke-20, Populasi Asia hampir empat kali lipat.[3]", "question_text": "Berapakah luas benua Asia?", "answers": [{"text": "8,7% dari total luas permukaan bumi dan terdiri dari 30% dari luas daratannya", "start_byte": 170, "limit_byte": 247}]} {"id": "6135109363245841555-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "Berapa luas Mesir?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "-7043023789217628466-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jamur kuping", "passage_text": "Jamur kuping (Auricularia auricula) merupakan salah satu kelompok jelly fungi yang masuk ke dalam kelas Basidiomycota dan mempunyai tekstur jelly yang unik.[1] Fungi yang masuk ke dalam kelas ini umumnya makroskopis atau mudah dilihat dengan mata telanjang.[2] Miseliumnya bersekat dan dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu: miselium primer (miselium yang sel-selnya berinti satu, umumnya berasal dari perkembangan basidiospora) dan miselium sekunder (miselium yang sel penyusunnya berinti dua, miselium ini merupakan hasil konjugasi dua miselium primer atau persatuan dua basidiospora).[2] Auricularia auricula umumnya kita kenal sebagai jamur kuping.[3] Jamur ini disebut jamur kuping karena bentuk tubuh buahnya melebar seperti daun telinga manusia (kuping).[3]", "question_text": "Apa nama ilmiah dari jamur kuping ?", "answers": [{"text": "Auricularia auricula", "start_byte": 14, "limit_byte": 34}]} {"id": "-7171226835284977727-12", "language": "indonesian", "document_title": "Ruby Hirose", "passage_text": "Salah satu strategi yang diusulkan untuk menangani masalah kejuruan adalah untuk menekankan pendidikan tinggi, yang tentu saja Ruby lakukan, menjadi salah satu PhD Amerika Jepang paling awal di Amerika Serikat. Strategi lain termasuk bekerja sama dengan organisasi Amerika lainnya seperti gereja, YMCA, dan YWCA.", "question_text": "Apakah pendidikan tertinggi Ruby Sakae Hirose?", "answers": [{"text": "PhD", "start_byte": 160, "limit_byte": 163}]} {"id": "-6238879270492511051-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "berapakah jumlah surah didalam Al Qur'an?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "3006369061306189309-0", "language": "indonesian", "document_title": "Belgia", "passage_text": "Belgia (secara resmi disebut Kerajaan Belgia) adalah sebuah negara yang terletak di bagian barat benua Eropa. Negara ini merupakan negara anggota pendiri Uni Eropa dan menjadi ibukota Uni Eropa, serta organisasi internasional lainnya termasuk NATO.[1] Belgia meliputi wilayah seluas 30.528km² dan memiliki populasi penduduk sekitar 10,5 juta jiwa.", "question_text": "berapakah luas Belgia ?", "answers": [{"text": "30.528km²", "start_byte": 283, "limit_byte": 293}]} {"id": "-5452262926641509383-6", "language": "indonesian", "document_title": "Volkswagen", "passage_text": "\nErwin Komenda, desainer dari Auto Union, mengembangkan bodi mobil ini, yang sekarang dikenal dengan bentuk Beetle yang unik. Mobil ini merupakan salah satu mobil pertama yang disempurnakan menggunakan terowongan angin.", "question_text": "Apakah nama mobil pertama yang diproduksi Volkswagen ?", "answers": [{"text": "Beetle", "start_byte": 108, "limit_byte": 114}]} {"id": "5600015578065738387-75", "language": "indonesian", "document_title": "Aceh", "passage_text": "Luas Aceh 5.677.081 ha, dengan hutan sebagai lahan terluas yang mencapai 2.290.874 ha, diikuti lahan perkebunan rakyat seluas 800.553 ha. Sedangkan lahan industri mempunyai luas terkecil yaitu 3.928 ha. Cakupan wilayah Aceh terdiri dari 119 pulau, 35 gunung dan 73 sungai utama.[22]", "question_text": "berapakah luas Aceh ?", "answers": [{"text": "5.677.081 ha", "start_byte": 10, "limit_byte": 22}]} {"id": "5987027213384227871-2", "language": "indonesian", "document_title": "Peluit", "passage_text": "Peluit pertama ditemukan oleh Joseph Hudson pada tahun 1868 di Birmingham, Inggris. Peluit pertama (berkode ASH03081991) mulai digunakan oleh wasit William Atack pada pertandingan sepak bola di Nottingham Forest, dan pada saat itu peluit masih terbuat dari kuningan. Kemudian penggunaannya diperluas ke bidang kepolisian untuk membantu polisi yang sebelumnya mengatur jalan raya hanya dengan tangan dan suara. Perkembangan selanjutnya adalah peluit kacang polong atau dikenal dengan “Acme Thunderer”. Peluit kacang polong atau “Acme Thunderer” ini memiliki kontrol dan kekuatan suara yang lebih. Peluit masih terus berkembang hingga menjadi sebuah peluit dari plastik pada tahun 1914. Lalu, pada tahun 1920 peluit kacang polong dikembangkan lagi bentuk dan fungsinya agar menimbulkan kenyamanan bagi pemakainya.", "question_text": "siapakah pencipta Peluit ?", "answers": [{"text": "Joseph Hudson", "start_byte": 30, "limit_byte": 43}]} {"id": "4570669950922191930-0", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Atom adalah suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton yang bermuatan positif, dan neutron yang bermuatan netral (kecuali pada inti atom Hidrogen-1, yang tidak memiliki neutron). Elektron-elektron pada sebuah atom terikat pada inti atom oleh gaya elektromagnetik. Sekumpulan atom demikian pula dapat berikatan satu sama lainnya, dan membentuk sebuah molekul. Atom yang mengandung jumlah proton dan elektron yang sama bersifat netral, sedangkan yang mengandung jumlah proton dan elektron yang berbeda bersifat positif atau negatif dan disebut sebagai ion. Atom dikelompokkan berdasarkan jumlah proton dan neutron yang terdapat pada inti atom tersebut. Jumlah proton pada atom menentukan unsur kimia atom tersebut, dan jumlah neutron menentukan isotop unsur tersebut.", "question_text": "Apa definisi dari atom ?", "answers": [{"text": "suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya", "start_byte": 12, "limit_byte": 125}]} {"id": "2133088165054840473-16", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar partai politik di Indonesia", "passage_text": "\nBerikut adalah daftar 12 partai politik yang ditetapkan oleh KPU sebagai peserta Pemilu 2014:[4]", "question_text": "Ada berapakah jumlah partai yang mengikuti pemilu Indonesia tahun 2014?", "answers": [{"text": "12", "start_byte": 23, "limit_byte": 25}]} {"id": "-3050781662898552128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pangeran Puger", "passage_text": "Pangeran Puger (lahir: Mataram, ? - wafat: Kartasura, 1719) adalah raja ketiga Kasunanan Kartasura yang setelah naik takhta bergelar Sri Susuhunan Pakubuwana I. Ia memerintah pada tahun 1704 - 1719. Naskah-naskah babad pada umumnya mengisahkan tokoh ini sebagai raja agung yang bijaksana.", "question_text": "dimanakah Pangeran Puger dilahirkan?", "answers": [{"text": "Mataram", "start_byte": 23, "limit_byte": 30}]} {"id": "5158398606024541544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pembunuhan Abraham Lincoln", "passage_text": "Abraham Lincoln, Presiden Amerika Serikat ke-16, dibunuh oleh John Wilkes Booth pada Jumat Agung, 14 April 1865, saat menghadiri drama Our American Cousin di Ford's Theatre, Washington, D.C., saat Perang Saudara Amerika menjelang akhir.[1] Pembunuhan tersebut terjadi lima hari setelah komandan Tentara Negara-negara Terkonfederasi|Konfederasi]] Tentara Virginia Utara, Jenderal Robert E. Lee, menyerah kepada Letnan Jenderal Ulysses S. Grant dan Tentara Potomac.", "question_text": "Kapan Abraham Lincoln dibunuh ?", "answers": [{"text": "14 April 1865", "start_byte": 98, "limit_byte": 111}]} {"id": "-2324999058876591254-12", "language": "indonesian", "document_title": "Hachikō", "passage_text": "\n\nUpacara perpisahan dengan Hachikō dihadiri orang banyak di Stasiun Shibuya, termasuk janda almarhum Profesor Ueno, pasangan suami istri tukang kebun Kobayashi, dan penduduk setempat. Biksu dari Myōyū-ji diundang untuk membacakan sutra. Upacara pemakaman Hachikō berlangsung seperti layaknya upacara pemakaman manusia. Hachikō dimakamkan di samping makam Profesor Ueno di Pemakaman Aoyama. Bagian luar tubuh Hachikō diopset, dan hingga kini dipamerkan di Museum Nasional Ilmu Pengetahuan, Ueno, Tokyo.", "question_text": "Dimana anjing Hachikō dimakamkan?", "answers": [{"text": "samping makam Profesor Ueno di Pemakaman Aoyama", "start_byte": 347, "limit_byte": 394}]} {"id": "-302089707068801654-31", "language": "indonesian", "document_title": "Brunei Darussalam", "passage_text": "Brunei terdiri dari dua bagian yang tidak berkaitan; 97% dari jumlah penduduknya tinggal di bagian barat yang lebih besar, dengan hanya kira-kira 10.000 orang tinggal di daerah Temburong, yaitu bagian timur yang bergunung-gunung. Jumlah penduduk Brunei 470.000 orang. Dari bilangan ini, lebih kurang 80.000 orang tinggal di ibukota Bandar Seri Begawan. Sejumlah kota utama termasuk kota pelabuhan Muara, serta kota Seria yang menghasilkan minyak, dan Kuala Belait, kota tetangganya. Di daerah Belait, kawasan Panaga ialah kampung halaman sejumlah besar ekspatriat, disebabkan oleh fasilitas perumahan dan rekreasi Royal Dutch Shell dan British Army. Klub Panaga yang terkenal terletak di sini.", "question_text": "apakah nama ibukota Brunei?", "answers": [{"text": "Bandar Seri Begawan", "start_byte": 332, "limit_byte": 351}]} {"id": "2450615777501945708-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "dimanakah letak kota Yogyakarta?", "answers": [{"text": "bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia", "start_byte": 338, "limit_byte": 427}]} {"id": "4232279440845421981-0", "language": "indonesian", "document_title": "SCTV", "passage_text": "SCTV (singkatan dari Surya Citra Televisi) adalah sebuah stasiun televisi swasta nasional di Indonesia. SCTV merupakan stasiun televisi swasta kedua di Indonesia setelah RCTI. SCTV lahir pada tanggal 24 Agustus 1990 sebagai stasiun televisi lokal di Surabaya yang berpusat di Jl. Darmo Permai, Surabaya, Jawa Timur. Meski tanggal itu ditetapkan sebagai tanggal lahir SCTV, namun baru tanggal 1 Januari 1993, SCTV mendapatkan izin sebagai stasiun televisi nasional di Jakarta. Kantor operasional SCTV pun secara bertahap dipindahkan dari Surabaya ke Jakarta, namun studio SCTV tetap berada di Surabaya. Awalnya, mayoritas saham SCTV dimiliki oleh Bimantara Citra melalui anak usahanya, Sindo Citra Media (kini menjadi Surya Citra Media, dengan melakukan merger bersama PT Cipta Aneka Selaras).", "question_text": "dimanakah kantor pusat SCTV ?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 549, "limit_byte": 556}]} {"id": "5910592224020078753-13", "language": "indonesian", "document_title": "Gelar kebangsawanan Eropa", "passage_text": "Duke adalah salah satu gelar kebangsawanan Eropa yang kedudukannya di bawah king. Gelar ini diturunkan dari bahasa Latin dux atau pemimpin, gelar yang disandang untuk pemimpin militer Republik Romawi. Penganugerahan gelar duke seringnya sangat terbatas pada keluarga kerajaan atau pada mereka yang dipandang memiliki kedudukan yang sangat tinggi dan layak di mata keluarga kerajaan. Gelar di Indonesia yang dapat disepadankan dengan duke adalah bhre (gelar untuk keluarga istana yang memimpin provinsi dalam Kerajaan Majapahit) dan adipati.", "question_text": "Siapa yang layak menerima gelar Adipati di Inggris?", "answers": [{"text": "keluarga kerajaan atau pada mereka yang dipandang memiliki kedudukan yang sangat tinggi dan layak di mata keluarga kerajaan", "start_byte": 258, "limit_byte": 381}]} {"id": "-3507510607332155690-25", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "Daerah Kalimantan Timur yang terdiri dari luas wilayah daratan 127.267,52km² dan luas pengelolaan laut 25.656km², terletak antara 113°44' dan 119°00' Bujur Timur, dan antara 2°33 'Lintang Utara dan 2°25' Lintang Selatan. Dengan adanya perkembangan dan pemekaran wilayah, Kalimantan Timur yang merupakan provinsi terluas ketiga setelah Papua dan Kalimantan Tengah, dibagi menjadi 7 (tujuh) kabupaten, 3 (tiga) Kota, 103 kecamatan dan 1.026 desa/kelurahan.Tujuh kabupaten tersebut adalah Paser dengan ibukota Tanah Grogot, Kutai Barat dengan ibukota Sendawar, Kutai Kartanegara dengan ibukota Tenggarong, Kutai Timur dengan ibukota Sangatta, Berau dengan ibukota Tanjung Redeb, Penajam Paser Utara dengan ibukota Penajam, dan Mahakam Ulu dengan ibukota Long Bagun (pemekaran dari Kabupaten Kutai Barat). Sedangkan tiga Kota adalah Balikpapan, Samarinda, dan Bontang. Kalimantan Timur merupakan salah satu pintu gerbang utama di wilayah Indonesia bagian Timur. Daerah yang juga dikenal sebagai gudang kayu dan hasil pertambangan ini mempunyai ratusan sungai yang tersebar pada hampir semua kabupaten/kota dan merupakan sarana angkutan utama di samping angkutan darat, dengan sungai yang terpanjang Sungai Mahakam.Provinsi Kalimantan Timur terletak di paling timur Pulau Kalimantan. Tepatnya provinsi ini berbatasan langsung dengan Kalimantan Utara di sebelah Utara, Laut Sulawesi dan Selat Makasar di sebelah Timur, Kalimantan Selatan di sebelah Selatan, dan Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah serta Malaysia di sebelah Barat. Daratan Kalimantan Timur tidak terlepas dari perbukitan yang terdapat hampir di seluruh kabupaten. Jumlah danau di provinsi ini juga cukup banyak yaitu sekitar 18 buah. Sebagian besar danau-danau tersebut berada di Kabupaten Kutai Kartanegara dengan danau yang paling luas yaitu Danau Semayang dan Melintang yang masing-masing mempunyai luas area 13.000 ha dan 11.000 ha.", "question_text": "dimanakah letak Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "paling timur Pulau Kalimantan", "start_byte": 1254, "limit_byte": 1283}]} {"id": "2342019959821236449-0", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Atom adalah suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton yang bermuatan positif, dan neutron yang bermuatan netral (kecuali pada inti atom Hidrogen-1, yang tidak memiliki neutron). Elektron-elektron pada sebuah atom terikat pada inti atom oleh gaya elektromagnetik. Sekumpulan atom demikian pula dapat berikatan satu sama lainnya, dan membentuk sebuah molekul. Atom yang mengandung jumlah proton dan elektron yang sama bersifat netral, sedangkan yang mengandung jumlah proton dan elektron yang berbeda bersifat positif atau negatif dan disebut sebagai ion. Atom dikelompokkan berdasarkan jumlah proton dan neutron yang terdapat pada inti atom tersebut. Jumlah proton pada atom menentukan unsur kimia atom tersebut, dan jumlah neutron menentukan isotop unsur tersebut.", "question_text": "apakah yang dimaksud oleh atom?", "answers": [{"text": "suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya", "start_byte": 12, "limit_byte": 125}]} {"id": "-2419594749758594994-21", "language": "indonesian", "document_title": "Winston Churchill", "passage_text": "Pada awal Perang Dunia II, Churchill dilantik sebagai First Lord of the Admiralty. Tidak lama, Chamberlain mengundurkan diri pada bulan Mei 1940, dan Churchill dilantik sebagai Perdana Menteri serta membentuk pemerintahan koalisi. Churchill segera menjadikan seorang kawan dan penasihat karibnya, Max Aitken, (Lord Beaverbrook) seorang usahawan industri dan pemilik surat kabar terkemuka, orang yang bertanggung jawab bagi mengendalikan produksi pesawat terbang. Ketangkasan pikiran bisnis Max Aitken memungkinkan Britania meningkatkan teknik dan produksi pesawat terbang dengan cepat, yang menyumbang kepada keberhasilan waktu perang.", "question_text": "Kapan Sir Winston Leonard Spencer Churchill menjabat sebagai Perdana Menteri Britania Raya?", "answers": [{"text": "Mei 1940", "start_byte": 136, "limit_byte": 144}]} {"id": "-1741436554725998739-9", "language": "indonesian", "document_title": "Irak", "passage_text": "Irak terletak di antara garis lintang 29 ° dan 38 ° N, dan garis bujur 39 ° dan 49 ° E. Wilayahnya memiliki luas 437.072 km2 (168.754 sq mi), menjadikannya sebagai negara ke-58 terbesar di dunia. Luasnya sebanding dengan ukuran negara bagian AS California, dan agak lebih besar dari Paraguay.", "question_text": "berapakah luas negara Irak?", "answers": [{"text": "437.072 km2", "start_byte": 117, "limit_byte": 128}]} {"id": "-8338026849326747049-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nigeria", "passage_text": "\nRepublik Federal Nigeria adalah sebuah negara di Afrika Barat. Negara ini berbatasan dengan Benin di sebelah barat, Chad dan Kamerun di sebelah timur, Niger di sebelah utara dan Teluk Guinea di sebelah selatan. Kota-kota penting termasuk Abuja, bekas ibu kota Lagos, Abeokuta, Ibadan, Port Harcourt dan Jos.", "question_text": "dimanakah letak Nigeria?", "answers": [{"text": "Afrika Barat", "start_byte": 50, "limit_byte": 62}]} {"id": "-2081391333877917825-23", "language": "indonesian", "document_title": "Golda Meir", "passage_text": "Pada 8 Desember 1978, Golda Meir meninggal karena kanker di Yerusalem pada usia 80 tahun. ia dimakamkan di Bukit Herzl, di Yerusalem.", "question_text": "Kapan Golda Meir meninggal?", "answers": [{"text": "8 Desember 1978", "start_byte": 5, "limit_byte": 20}]} {"id": "-5975665470374026550-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam deoksiribonukleat", "passage_text": "\n\nAsam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instruksi genetika setiap organisme dan banyak jenis virus. Instruksi-instruksi genetika ini berperan penting dalam pertumbuhan, perkembangan, dan fungsi organisme dan virus. DNA merupakan asam nukleat; bersamaan dengan protein dan karbohidrat, asam nukleat adalah makromolekul esensial bagi seluruh makhluk hidup yang diketahui. Kebanyakan molekul DNA terdiri dari dua unting biopolimer yang berpilin satu sama lainnya membentuk heliks ganda. Dua unting DNA ini dikenal sebagai polinukleotida karena keduanya terdiri dari satuan-satuan molekul yang disebut nukleotida. Tiap-tiap nukleotida terdiri atas salah satu jenis basa nitrogen (guanina (G), adenina (A), timina (T), atau sitosina (C)), gula monosakarida yang disebut deoksiribosa, dan gugus fosfat. Nukleotida-nukelotida ini kemudian tersambung dalam satu rantai ikatan kovalen antara gula satu nukleotida dengan fosfat nukelotida lainnya. Hasilnya adalah rantai punggung gula-fosfat yang berselang-seling. Menurut kaidah pasangan basa (A dengan T dan C dengan G), ikatan hidrogen mengikat basa-basa dari kedua unting polinukleotida membentuk DNA unting ganda", "question_text": "Apakah kepanjangan dari DNA?", "answers": [{"text": "deoxyriboanat penderitaan rakyat) adalah sebuah jembatan di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan, Indonesia. Jembatan Ampera, yang telah menjadi semacam lambang kota, terletak di tengah-tengah kota Palembang, menghubungkan daerah Seberang Ulu dan Seberang Ilir yang dipisahkan oleh Sungai Musi.", "question_text": "Apakah nama jembatan yang terkenal di Palembang ?", "answers": [{"text": "Jembatan Ampera", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "4148204753907673708-0", "language": "indonesian", "document_title": "GE Transportation", "passage_text": "GE Transportation, dulunya GE Rail[lower-alpha 1], adalah divisi General Electric. Perusahaan ini memproduksi peralatan untuk industri sarana perkeretaapian, kelautan, pertambangan, pengeboran, dan pembangkit energi. Berkantor pusat di Chicago, Illinois sedangkan parbik utamanya berada di Erie, Pennsylvania. Lokomotif dirakit di pabrik Erie, sedangkan mesin di Grove City, Pennsylvania.[2]", "question_text": "Dimana pabrik General Electric Transportation?", "answers": [{"text": "Chicago, Illinois", "start_byte": 236, "limit_byte": 253}]} {"id": "-6322370028083219664-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kontes Lagu Eurovision 1956", "passage_text": "Kontes Lagu Eurovision 1956 merupakan Kontes Lagu Eurovision yang pertama kali digelar. Kontes ini digelar di Lugano, Swiss, pada tanggal 24 Mei 1956. Tempat penyelenggaraan kontes pertama ini adalah Teatro Kursaal. Ada 14 entri yang masuk di kontes ini, entri-entri tersebut berasal dari Italia, Luksemburg, Jerman, Belgia, Belanda, Perancis, dan Swiss. Ketujuh peserta pertama tersebut masing-masing mengirimkan 2 entri. Austria, Denmark, dan Britania Raya, didiskualifikasi karena mendaftar setelah waktunya tiba. Ajang yang diselenggarakan BBC yaitu Festival of British Popular Song, yang seharusnya diadakan sebelum kontes ini digelar untuk pra-seleksi Britania Raya, malah belum digelar sampai penyelenggaraan kontes ini. Hasil sebenarnya dari kompetisi ini tidak pernah diumumkan, sedangkan yang diumumkan hanyalah juara saja. Juaranya adalah Swiss dengan lagunya Refrain yang dinyanyikan oleh Lys Assia. Sempat ada kontroversi dalam voting, di mana Luksemburg tidak mengirimkan juri, tetapi Luksemburg membolehkan juri dari Swiss untuk mengambil suara.", "question_text": "Kapan Kontes Lagu Eurovision pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "24 Mei 1956", "start_byte": 138, "limit_byte": 149}]} {"id": "-6683408776398139719-0", "language": "indonesian", "document_title": "Riel Kamboja", "passage_text": "\n\nRiel merupakan sebuah mata uang resmi negara Kamboja sejak tahun 1980 menggantikan Riel Kamboja Lama. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 sen. Mata uang ini terbagi menjadi 100, 200, 500, 1000, 2000, 5000, 10.000 riel.", "question_text": "Apakah mata uang Kamboja?", "answers": [{"text": "Riel", "start_byte": 2, "limit_byte": 6}]} {"id": "2565304306193790268-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adobe Systems", "passage_text": "\n\nAdobe Systems (NASDAQ:) adalah perusahaan perangkat lunak yang bergerak di bidang grafis, animasi, video, dan pengembangan web. Adobe adalah salah satu perusahaan perangkat lunak yang paling besar di dunia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1982 dan berpusat di San Jose, California, AS. Beberapa dari produk-produknya yang terkenal dan mendunia adalah Photoshop, Flash, dan Acrobat.", "question_text": "Dimana kantor pusat Adobe Systems?", "answers": [{"text": "San Jose, California", "start_byte": 266, "limit_byte": 286}]} {"id": "-8991077345526884794-5", "language": "indonesian", "document_title": "Wayang golek", "passage_text": "Lalu wayang golek dengan cerita dari epos Hindustan seperti Ramayana dan Mahabarata seperti yang sekarang mulai hadir kisah-kisah Ramayana dan Mahabharata tersebut kemungkinan besar pertama kali lahir dan berkembang dalam pertunjukan wayang kulit. Semula kisah tersebut menggunakan bahasa Jawa. Namun, setelah banyak dalang-dalang dari kalangan orang Sunda, maka bahasa Sunda pun mulai menggantikan penggunaan bahasa Jawa.", "question_text": "Dimana karya Mahabharata pertama ditampilkan?", "answers": [{"text": "wayang golek", "start_byte": 5, "limit_byte": 17}]} {"id": "1319774736741615964-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aleksander Agung", "passage_text": "Aleksander III dari Makedonia (20/21 Juli 356 – 10/11 Juni 323SM), lebih dikenal sebagai Aleksander Agung (Greek: Μέγας Ἀλέξανδρος, Mégas Aléxandros) atau Iskandar Agung, adalah raja Kekaisaran Makedonia ([Βασιλεύς Μακεδόνων]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)), sebuah negara di daerah timur laut Yunani. Pada usia tiga puluh tahun, dia memimpin sebuah kekaisaran terbesar pada masa sejarah kuno, membentang mulai dari Laut Ionia sampai pegunungan Himalaya. Dia tidak pernah terkalahkan dalam pertempuran dan dianggap sebagai komandan perang terhebat sepanjang masa.[1] Aleksander lahir di Pella pada 356SM dan merupakan murid seorang filsuf terkenal, Aristoteles. Pada tahun 336SM Aleksander menggantikan ayahnya, Filipus II dari Makedonia, sebagai pemimpin Makedonia setelah ayahnya dibunuh oleh pembunuh gelap. Filipus sendiri telah menaklukkan sebagian besar negara-kota di daratan utama Yunani ke dalam hegemoni Makedonia, melalui militer dan diplomasi.", "question_text": "siapakah aleksander agung?", "answers": [{"text": "raja Kekaisaran Makedonia", "start_byte": 198, "limit_byte": 223}]} {"id": "552201527712887471-0", "language": "indonesian", "document_title": "Blues", "passage_text": "Blues adalah nama yang diberikan untuk kedua bentuk musik dan genre musik yang diciptakan terutama dalam Masyarakat Afrika-Amerika di Deep South Amerika Serikat pada akhir abad ke-19 dari lagu rohani , lagu kerja , hollers lapangan , teriakan, dan narasi sederhana berirama balada . The blues di mana-mana... dalam bentuk jazz , R&B , dan rock n roll dicirikan oleh kord progresif tertentu dengan dua belas bar akord miring progresi yang paling umum dengan nada miring, mencatat bahwa untuk tujuan ekspresif yang dinyanyikan atau dimainkan secara bertahap rata atau menekuk (minor 3 untuk 3 major) sehubungan dengan lapangan dari major scale.", "question_text": "Kapan musik blues ditemukan ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 172, "limit_byte": 182}]} {"id": "-5086442044715506252-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengepungan Baler", "passage_text": "\nPengepungan Baler (1 Juli 1898 – 2 Juni 1899) merupakan salah suatu perang dalam Revolusi Filipina, yang sekaligus pula bagian dari Perang Spanyol–Amerika dan Perang Filipina–Amerika. Para pejuang revolusi Filipina melakukan pengepungan terhadap gereja berbenteng yang dijaga oleh pasukan kolonial Spanyol di kota Baler, Filipina, yang berlangsung selama 11 bulan, atau tepatnya 337 hari.[1][2]", "question_text": "Kapan Pengepungan Baler berakhir?", "answers": [{"text": "2 Juni 1899", "start_byte": 36, "limit_byte": 47}]} {"id": "5810760932603481663-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afganistan", "passage_text": "Afganistan (Pashtun/Dari: افغانستان, Afganistan), secara resmi Republik Islam Afganistan, adalah negara yang terkurung daratan yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah. Memiliki penduduk sekitar 32 juta, menjadikannya negara paling padat penduduknya ke-42 di dunia. Negara ini berbatasan dengan Pakistan di selatan dan timur; Iran di barat; Turkmenistan,Uzbekistan, Tajikistan di utara; dan Tiongkok jauh di timur laut. Wilayahnya meliputi 652.000km² (252.000 sq mi), menjadikannya negara terbesar ke-41 di dunia.", "question_text": "Apakah sistem pemerintahan Afganistan?", "answers": [{"text": "Republik", "start_byte": 72, "limit_byte": 80}]} {"id": "951714331322169566-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hong Kong Disneyland", "passage_text": "Hong Kong Disneyland adalah sebuah taman hiburan di Hong Kong Disneyland Resort. Taman ini dibuat oleh Walt Disney Company dan Pemerintah Hong Kong di tanah sebelah Teluk Penny, Pulau Lantau, Hong Kong. Taman ini dibuka untuk umum pada 12 September 2005. Sementara para VIP dan pemenang dari tiket lotere telah diperbolehkan untuk masuk dan mencoba taman ini sebelum taman ini dibuka.", "question_text": "Di daerah mana Disneyland Hong Kong berlokasi ?", "answers": [{"text": "tanah sebelah Teluk Penny, Pulau Lantau, Hong Kong", "start_byte": 151, "limit_byte": 201}]} {"id": "8542057902201652204-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wiracarita", "passage_text": "Wiracarita (bahasa Sanskerta: वीरचरित, Veeracharit) atau disebut pula epos atau epik adalah sejenis karya sastra tradisional yang menceritakan kisah kepahlawanan (wira berarti pahlawan dan carita adalah cerita/kisah). Epos ini seringkali dinyatakan dalam bentuk syair.", "question_text": "Apa yang dimaksude dengan wiracarita ?", "answers": [{"text": "sejenis karya sastra tradisional yang menceritakan kisah kepahlawanan", "start_byte": 106, "limit_byte": 175}]} {"id": "-1006585202436509556-0", "language": "indonesian", "document_title": "Palem raja", "passage_text": "Palem raja adalah sekelompok palem (10 jenis) yang dikelompokkan dalam marga Roystonea. Tumbuhan ini berasal dari daerah Karibia dan Amerika tropika. Nama Roystonea diambil dari nama seorang insinyur yang bekerja di kemiliteran AS, Roy Stone. Salah satu anggotanya, R. regia biasa ditanam di pinggir jalan atau di taman-taman.\n", "question_text": "berapakah jenis palem?", "answers": [{"text": "10", "start_byte": 36, "limit_byte": 38}]} {"id": "-8953943073540776261-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Golongan Karya", "passage_text": "\nPartai Golongan Karya (Partai Golkar), sebelumnya bernama Golongan Karya (Golkar)[1] dan Sekretariat Bersama Golongan Karya (Sekber Golkar), adalah sebuah partai politik di Indonesia. Partai Golkar bermula dengan berdirinya Sekber Golkar pada masa-masa akhir pemerintahan Presiden Soekarno, tepatnya 1964 oleh Angkatan Darat untuk menandingi pengaruh Partai Komunis Indonesia dalam kehidupan politik. Dalam perkembangannya, Sekber Golkar berubah wujud menjadi Golongan Karya yang menjadi salah satu organisasi peserta Pemilu.", "question_text": "Siapa pendiri partai Golkar?", "answers": [{"text": "Angkatan Darat", "start_byte": 311, "limit_byte": 325}]} {"id": "2162058776019169335-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Dragon Ball", "passage_text": "Son Goku adalah tokoh fiksi dalam anime Dragon Ball. Ia adalah karakter utama di anime ini", "question_text": "Siapakah nama tokoh utama dalam film Dragon Ball Z", "answers": [{"text": "Son Goku", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-2673605635889045517-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hendra Gunawan (pelukis)", "passage_text": "Mula-mula pada pelukis seorang pelukis pemandangan Wahdi Sumanta, Abdullah Suriosubroto (ayah Basuki Abdullah). Kemudian bertemu dan berkenalan dengan Affandi, Sudarso, dan Barli. Mereka lalu membentuk kelompok Lima serangkai. Di rumah tempat tinggal Affandi mereka mengadakan latihan melukis bersama dengan tekun dan mendalam. Dari Wahdi, ia banyak menggali pengetahuan tentang melukis. Kegiatannya bukan hanya melukis semata, tetapi pada waktu senggang ia menceburkan diri pada kelompok sandiwara Sunda sebagai pelukis dekor. Dari pengalaman itulah, ia mengasah kemampuannya.", "question_text": "dari manakah Hendra Gunawan belajar melukis?", "answers": [{"text": "kelompok Lima serangkai", "start_byte": 202, "limit_byte": 225}]} {"id": "-3427288220377881319-16", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "\nPerahu wisata\nPerkampungan batak di sekeliling Danau\nPulau Samosir. Pulau di tengah danau.\nMenyeberang ke pulau Samosir.\nDanau Toba, dilihat dari desa Tongging\nDanau Toba dilihat dari Pulau Samosir\nPemandangan Danau Toba dari udara\nPemandangan pesisir selatan; Pulau Sibandang terlihat di belakang\nRumah tradisional Batak di Ambarita\nAir Terjun Sipiso-Piso\nDanau Toba di uang kertas 1.000 rupiah\nPahatan perahu kano Batak Toba\nKawah Danau Toba dengan kubah yang membentuk Pulau Samosir\nPemandangan panorama parsial Danau Toba dari barat ke tenggara\n", "question_text": "Apa nama pulau yang terletak di tengah danau Toba ?", "answers": [{"text": "Samosir", "start_byte": 60, "limit_byte": 67}]} {"id": "-4254340675945334139-1", "language": "indonesian", "document_title": "BlackBerry Limited", "passage_text": "\nResearch in Motion didirikan pada tahun 1984 oleh Mike Lazaridis. Nama ini terinspirasi dari kata-kata \"poetry in motion\" yang ia temukan dalam artikel sepak bola di sebuah surat kabar.[5]", "question_text": "Kapan perusahaan Research In Motion berdiri ?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 41, "limit_byte": 45}]} {"id": "-7370004203848638395-1", "language": "indonesian", "document_title": "Antarktika", "passage_text": "Antarktika memiliki kelembaban rata-rata terendah, suhu rata-rata terendah di antara semua benua di bumi, benua tertandus, benua berangin terkencang, dan memiliki elevasi rata-rata tertinggi dari semua benua.[4] Antarktika dianggap sebagai gurun, dengan curah hujan hanya 200 mm (8 inci) di sepanjang pantai dan jauh lebih sedikit di pedalaman.[5] Tempat terdingin di muka bumi ini sebagian besar tertutup es sepanjang tahun mencapai -89°C (-129°F). Populasinya terkecil jauh di bawah yang lain (umumnya dihuni oleh para peneliti dan ilmuwan untuk batas waktu tertentu saja) sekitar 1000 sampai 5000 orang.[6] Hanya organisme yang dapat hidup dan beradaptasi di suhu dingin termasuk berbagai jenis fungi, alga, bakteri, protista, tumbuhan, selain itu hewan seperti penguin, nematoda, anjing laut. Vegetasi yang ada hanya tundra.", "question_text": "Hewan apa yang dapat hidup di Kutub Selatan?", "answers": [{"text": "penguin, nematoda, anjing laut", "start_byte": 767, "limit_byte": 797}]} {"id": "-2270935700128448118-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Berlin", "passage_text": "Tembok Berlin (German: Berliner Mauer) adalah sebuah tembok pembatas terbuat dari beton yang dibangun oleh Republik Demokratik Jerman (Jerman Timur) yang memisahkan Berlin Barat dan Berlin Timur serta daerah Jerman Timur lainnya sehingga membuat Berlin Barat sebuah enklave[1]. Tembok ini mulai dibangun pada tanggal 13 Agustus 1961. Tembok pembatas ini juga dibarengi dengan pendirian menara penjaga yang dibangun sepanjang tembok ini,[2] juga pendirian sebuah daerah terlarang, yang diisi dengan ranjau anti kendaraan. Blok Timur menyatakan bahwa tembok ini dibangun untuk melindungi para warganya dari elemen-elemen fasis yang dapat memicu gerakan-gerakan besar, sehingga mereka dapat membentuk pemerintahan komunis di Jerman Timur. Meski begitu, dalam praktiknya, ternyata tembok ini digunakan untuk mencegah semakin besar larinya penduduk Berlin Timur ke wilayah Berlin Barat, yang berada dalam wilayah Jerman Barat.", "question_text": "Dimanakah letak tembok Berlin ?", "answers": [{"text": "Jerman", "start_byte": 127, "limit_byte": 133}]} {"id": "1637137504605946634-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iftar", "passage_text": "\nIftar atau buka puasa (Arabic: إفطار‎; [buka puasa]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) mengacu pada sebuah perjamuan saat Muslim berbuka puasa selama bulan Ramadan. Iftar adalah salah satu ibadah di bulan Ramadan dan sering dilakukan oleh sebuah komunitas, dan orang-orang berkumpul untuk berbuka puasa bersama-sama. Iftar dilakukan tepat setelah waktu Magrib. Secara tradisional, kurma adalah hal pertama yang harus dikonsumsi ketika berbuka. Di indonesia Sambil Menunggu Waktu Berbuka Puasa Biasanya Mendengarkan Ceramah Di Masjid.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Iftar?", "answers": [{"text": "sebuah perjamuan saat Muslim berbuka puasa selama bulan Ramadan", "start_byte": 123, "limit_byte": 186}]} {"id": "-3344109062373899903-4", "language": "indonesian", "document_title": "Cakram padat", "passage_text": "CD dibuat dari plastik polikarbonat setebal 1,2mm dengan berat 15-20 gram. Pembagian komponen CD dari bagian tengah CD sampai luar adalah: Pusat/ poros CD, daerah transisi pertama (cincin penjepit), daerah kelm (cincin stacking), Daerah transisi kedua, daerah informasi dan RIM. Untuk ukuran CD berdiameter 120mm dapat memuat audio selama 80 menit atau data sebesar 650-870 MB, sedangkan mini cd yang memiliki diameter mulai dari 60mm sampai dengan 80mm dapat memuat audio selama 24 menit atau data sebesar 185-210 MB.", "question_text": "Berapa kapasitas CD pertama ?", "answers": [{"text": "CD berdiameter 120mm dapat memuat audio selama 80 menit atau data sebesar 650-870 MB, sedangkan mini cd yang memiliki diameter mulai dari 60mm sampai dengan 80mm dapat memuat audio selama 24 menit atau data sebesar 185-210 MB", "start_byte": 292, "limit_byte": 517}]} {"id": "5361443155217711754-3", "language": "indonesian", "document_title": "Osamu Dazai", "passage_text": "\nOsamu Dazai dilahirkan di tengah keluarga kaya pada 19 Juni 1909, di Desa Kanagi, Distrik Kitatsugaru, Prefektur Aomori. Ayahnya adalah salah seorang dari segelintir tuan tanah terkaya di Prefektur Aomori. Ia dilahirkan sebagai Tsushima Shūji, putra ke-6 (anak ke-10) dari ayah bernama Tsushima Gen'emon (1871-1923) dan ibu bernama Tane (1873-1942). Ibunya melahirkan 11 orang anak, dan ketika melahirkan Shūji, anak laki-laki nomor satu dan dua sudah meninggal dunia. Tsushima Gen'emon adalah menantu keluarga petani kaya yang dijadikan putra angkat untuk meneruskan garis keturunan setelah menikahi Tane. Sebagai tokoh terpandang, ayah Shūji terpilih sebagai anggota Parlemen Jepang (1912-1923) setelah sebelumnya menjabat anggota parlemen prefektur. Berkat besarnya setoran pajak yang dibayar, Gen'emon pada tahun 1922 diangkat sebagai anggota Dewan Bangsawan, namun meninggal dunia pada tahun berikutnya.", "question_text": "Apakah kota kelahiran Tsushima Shūji?", "answers": [{"text": "Kitatsugaru", "start_byte": 91, "limit_byte": 102}]} {"id": "-4030747935035840849-0", "language": "indonesian", "document_title": "Si Buta Lawan Jaka Sembung", "passage_text": "Si Buta Lawan Jaka Sembung (Internasional: The Warrior 2) adalah film aksi laga epos dewasa tahun 1983 dari Indonesia yang disutradarai oleh Dasri Yacob dan dibintangi aktor laga kawakan kala itu, Barry Prima dan Advent Bangun. Film ini adalah sekuel dari film Jaka Sembung Sang Penakluk yang dirilis tahun 1981. Cerita film ini merupakan adaptasi lepas dari serial komik Indonesia \"Jaka Sembung\" karya komikus terkenal Indonesia Djair Warniponakanda, yang juga mengambil peran kecil dalam film ini. Film ini didistribusikan oleh Rapi Films pada bulan Juni 1983.", "question_text": "Siapakah pemeran utama Si Buta Lawan Jaka Sembung?", "answers": [{"text": "Barry Prima dan Advent Bangun", "start_byte": 197, "limit_byte": 226}]} {"id": "4534665969001639924-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Goryeo", "passage_text": "Seorang tokoh militer yang muncul dari daerah bernama Wang Geon mendirikan kekuatan baru bernama Goryeo dan mengikutsertakan para jenderal lain untuk berpartisipasi dalam politik pemerintahan. Pendiri Goryeo menganggap kerajaan mereka adalah anak cucu Goguryeo dan menerima pengungsi-pengungsi dari Balhae dengan terbuka. Mulai saat itu Goryeo serius melancarkan ekpansi teritori ke utara. Lahirnya Goryeo menandai akhir dari Periode Negara Selatan dan Utara dan dimulainya unifikasi Korea yang sesungguhnya.", "question_text": "Siapakah raja pertama Dinasti Goryeo?", "answers": [{"text": "Wang Geon", "start_byte": 54, "limit_byte": 63}]} {"id": "8345312996317071835-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "\nSuku Sunda (Urang Sunda, aksara Sunda: ᮅᮛᮀ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ) adalah kelompok etnis yang berasal dari bagian barat pulau Jawa, Indonesia, dengan istilah Tatar Pasundan yang mencakup wilayah administrasi provinsi Jawa Barat, Banten, Jakarta, Lampung dan wilayah barat Jawa Tengah (Banyumasan). Orang Sunda tersebar diberbagai wilayah Indonesia, dengan provinsi Banten dan Jawa Barat sebagai wilayah utamanya.", "question_text": "dari manakah asal suku sunda?", "answers": [{"text": "bagian barat pulau Jawa, Indonesia", "start_byte": 107, "limit_byte": 141}]} {"id": "-3838288064053132270-26", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Ketika Masashi Kishimoto awalnya menciptakan serial Naruto, dia melihat pada manga shōnen lainnya untuk memberikan inspirasi terhadap dirinya ketika membuat sebuah karakter yang unik. Dia tetap mendasarkan cerita itu dari budaya Jepang.[16] Pemisahan karakter ke dalam tim yang berbeda dimaksudkan untuk memberikan rasa tertentu terhadap masing-masing kelompok. Kishimoto berharap setiap anggota tim harus \"kerja keras\", untuk mendapatkan bakat dalam atribut tertentu.[17] Kishimoto menyisipkan peran jahat ke dalam cerita untuk melawan nilai-nilai moral dalam karakter utama. Dia menyatakan bahwa fokus pada penggambaran perbedaan nilai-nilai merupakan inti dari buatannya, \"Saya tidak benar-benar berpikir tentang mereka dalam pertempuran\".[18] Ketika menggambar karakter, Kishimoto tetap mengikuti proses lima langkah: konsep dan sketsa kasar, penyusunan, penebalan, pembuatan bayangan, dan pewarnaan. Langkah-langkah ini diikutinya ketika dia menggambar manga dan membuat ilustrasi warna yang biasanya menghiasi sampul tankōbon, sampul Shōnen Jump Mingguan, atau media lainnya, tetapi perangkat yang dia gunakan terkadang berubah.[19] Misalnya, saat dia menggunakan airbrush untuk satu ilustrasi sampul Shōnen Jump Mingguan.[20] Pada Bagian II, Kishimoto mengatakan bahwa ia berusaha untuk tidak \"berlebihan dalam gaya manga yang khas\" dengan tidak memasukkan \"terlalu banyak deformasi\" dan menjaga tata letak untuk memudahkan pembaca dalam mengikuti alur cerita. Kishimoto mengatakan gaya gambarnya berubah dari \"manga klasik melihat ke sesuatu yang sedikit lebih realistis.\"[21]", "question_text": "Darimana anime Naruto berasal?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 230, "limit_byte": 236}]} {"id": "-8895639664480392744-5", "language": "indonesian", "document_title": "VGA", "passage_text": "Fungsi VGA Card, yang sering disebut Graphic Card (kartu grafis) ataupun Video Card, adalah berfungsi untuk menerjemahkan/mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafis pada layar monitor. Kartu VGA (Video Graphic Adapter) berguna untuk menerjemahkan output (keluaran) komputer ke monitor. Untuk menggambar / design graphic ataupun untuk bermain game.VGA Card sering juga disebut Card display, kartu VGA atau kartu grafis. Tempat melekatnya kartu grafis disebut slot expansi.", "question_text": "Apa fungsi Video Graphics Array?", "answers": [{"text": "menerjemahkan/mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafis pada layar monitor", "start_byte": 108, "limit_byte": 202}]} {"id": "-631841434076827549-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surfaktan", "passage_text": "Surfaktan merupakan molekul yang memiliki gugus polar yang suka air (hidrofilik) dan gugus non polar yang suka minyak (lipofilik) sekaligus, sehingga dapat mempersatukan campuran yang terdiri dari minyak dan air. Surfaktan adalah bahan aktif permukaan, yang bekerja menurunkan tegangan permukaan cairan, sifat aktif ini diperoleh dari sifat ganda molekulnya.\nBagian polar molekulnya dapat bermuatan positif, negatif ataupun netral, bagian polar mempunyai gugus hidroksil semetara bagian non polar biasanya merupakan rantai alkil yang panjang.\nSurfaktan pada umumnya disintesis dari turunan minyak bumi dan limbahnya dapat mencemarkan lingkungan, karena sifatnya yang sukar terdegradasi, selain itu minyak bumi merupakan sumber bahan baku yang tidak dapat diperbarui.[1]", "question_text": "Apa itu molekul surfaktan?", "answers": [{"text": "molekul yang memiliki gugus polar yang suka air (hidrofilik) dan gugus non polar yang suka minyak (lipofilik) sekaligus, sehingga dapat mempersatukan campuran yang terdiri dari minyak dan air", "start_byte": 20, "limit_byte": 211}]} {"id": "7731994742199971097-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pandawa", "passage_text": "\nPandawa merupakan istilah dalam bahasa Sanskerta, yang secara harfiah berarti anak Pandu, yaitu seorang Raja Hastinapura dalam wiracarita Mahabharata. Para Pandawa terdiri dari lima orang: Yudistira, Bima, Arjuna, Nakula dan Sadewa. Mereka adalah tokoh protagonis dalam Mahabharata, sedangkan yang antagonis adalah para Korawa, yaitu para putra Dretarastra, saudara Pandu. Dalam Mahabharata, kelima Pandawa menikah dengan Dropadi yang diperebutkan dalam sebuah sayembara di Kerajaan Panchala, dan masing-masing anggota Pandawa memiliki seorang putra darinya.", "question_text": "Apa itu Pandawa?", "answers": [{"text": "istilah dalam bahasa Sanskerta, yang secara harfiah berarti anak Pandu, yaitu seorang Raja Hastinapura dalam wiracarita Mahabharata", "start_byte": 20, "limit_byte": 151}]} {"id": "-1824857597150184599-0", "language": "indonesian", "document_title": "Qín Shǐ Huáng", "passage_text": "Qin Shi Huang (Hanzi: 秦始皇) (November atau Desember 260 SM - 10 September 210 SM), dilahirkan dengan nama Ying Zheng (贏政), juga dipanggil Shi Huang Di yang artinya adalah Kaisar Pertama, adalah raja dari Negara Qin dari 247 SM sampai 221 SM, setelah mempersatukan Tiongkok dengan menaklukkan 6 negara lainnya, ia kemudian mendirikan Dinasti Qin dan mengangkat diri menjadi kaisar dari Tiongkok yang bersatu - dari 221 SM hingga 210 SM - bertakhta dengan sebutan Kaisar Pertama. Gelaar kaisar (huangdi) dilanjutkan oleh penguasa penguasa Cina selama dua milenium berikutnya.", "question_text": "kapankah Ji Chong’er dilahirkan?", "answers": [{"text": "Desember 260 SM", "start_byte": 48, "limit_byte": 63}]} {"id": "8848458226920939456-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kujang", "passage_text": "\n\n\nKujang adalah sebuah senjata unik dari daerah Jawa Barat. Kujang mulai dibuat sekitar abad ke-8 atau ke-9, terbuat dari besi, baja dan bahan pamor, panjangnya sekitar 20 sampai 25 cm dan beratnya sekitar 300 gram.", "question_text": "Berapa berat senjata Kujang?", "answers": [{"text": "300 gram", "start_byte": 207, "limit_byte": 215}]} {"id": "-128390703450641230-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sima Qian", "passage_text": "\nSima Qian (simplified Chinese:司马迁; traditional Chinese:司馬遷) (145 SM - 90 SM) adalah seorang sejarawan dan negarawan pada zaman Dinasti Han.[1] Karyanya yang termashyur adalah Catatan Sejarah Agung yang merupakan catatan sejarah terlengkap pertama di Tiongkok bahkan di dunia yang mencatatkan sejarah peradaban Tiongkok sejak zaman Kaisar Kuning sampai masa Dinasti Han.[1][2][3][4]", "question_text": "Kapan Sima Qian lahir?", "answers": [{"text": "145 SM", "start_byte": 74, "limit_byte": 80}]} {"id": "2893367204280285325-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Berapakah sel dalam tubuh manusia ?", "answers": [{"text": "1013 sel", "start_byte": 623, "limit_byte": 631}]} {"id": "2690681746604370610-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lampu pintar LED Wi-Fi", "passage_text": "Smart Light atau lampu LED Wi-fi pertama kali dikembangkan oleh ilmuwan di Boston University College of Engineering pada tahun 2008, Rensselaer Polytechnic Institute di Troy, NY, dan University of New Mexico juga ikut berpartisipasi dalam proyek ini, dibawah bantuan National Science foundation. Penelitian yang dipimpin oleh professor Thomas Little ini bertujuan untuk mengembangkan teknologi komunikasi optik yang akan membuat lampu LED setara dengan jalur akses Wi-Fi. Wi-Fi sendiri awalnya dikembangkan sekelompok insinyur Amerika Serikat yang bekerja pada Institute of Electrical and Electronis Engineers (IEEE) berdasarkan standar teknis perangkat bernomor 802.11b, 802.11a dan 802.16.", "question_text": "siapakah yang menciptakan Lampu pintar LED Wi-Fi?", "answers": [{"text": "Rensselaer Polytechnic Institute", "start_byte": 133, "limit_byte": 165}]} {"id": "-5918030401913173946-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Fuji", "passage_text": "Gunung Fuji(富士山,Fuji-san, IPA: [ɸɯʥisaɴ]) adalah gunung tertinggi di Jepang, terletak di perbatasan Prefektur Shizuoka dan Yamanashi, di sebelah barat Tokyo. Gunung Fuji terletak dekat pesisir Pasifik di pusat Honshu. Fuji dikelilingi oleh tiga kota yaitu Gotemba (timur), Fuji-Yoshida (utara) dan Fujinomiya (barat daya). Gunung setinggi 3.776 m[1] ini dikelilingi juga oleh lima danau yaitu Kawaguchi, Yamanaka, Sai, Motosu dan Shoji.", "question_text": "dimanakah letak gunung Fuji di Jepang ?", "answers": [{"text": "perbatasan Prefektur Shizuoka dan Yamanashi, di sebelah barat Tokyo", "start_byte": 99, "limit_byte": 166}]} {"id": "-7984484957955334104-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantin Stanislavski", "passage_text": "\nKonstantin (Constantin) Sergejevitch Stanislavski (Stanislavsky) (bahasa Rusia Константин Сергеевич Станиславский); 5 Januari 1863–7 Agustus 1938) adalah seorang inovator teater dan seni peran Rusia.", "question_text": "Kapan Konstantin Sergejevitch Stanislavski lahir?", "answers": [{"text": "5 Januari 1863", "start_byte": 149, "limit_byte": 163}]} {"id": "6912975723302069064-5", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Juanda", "passage_text": "Dengan kegiatan proyek yang berlangsung siang-malam dan dukungan kerjasama dari berbagai pihak (Pemerintah Kota Surabaya, Komando Resor Militer (Korem) Surabaya, Otoritas Pelabuhan dan masyarakat pada umumnya), akhirnya proyek tersebut dapat diselesaikan lebih cepat dari waktu yang ditentukan. Pada tanggal 22 September 1963, berarti tujuh bulan lebih cepat, landasan tersebut sudah siap untuk digunakan. Sehari kemudian satu sortie penerbangan, yang terdiri empat pesawat Fairey Gannet ALRI, di bawah pimpinan Mayor AL (Pnb) Kunto Wibisono melakukan uji coba pendaratan untuk pertama kalinya.", "question_text": "Kapan Bandara Juanda dibangun ?", "answers": [{"text": "22 September 1963", "start_byte": 308, "limit_byte": 325}]} {"id": "-1705874795670139342-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Wijaya", "passage_text": "\njmpl|Arca Harihara, dewa gabungan Siwa dan Wisnu sebagai penggambaran Kertarajasa. Semula berlokasi di Candi Simping, Blitar, kini menjadi koleksi Museum Nasional Republik Indonesia.\nKertarajasa Jayawardhana atau disebut juga Raden Wijaya (lahir: ? - wafat: Majapahit, 1309) adalah pendiri Kerajaan Majapahit sekaligus raja pertama Majapahit yang memerintah pada tahun 1293-1309, bergelar Prabu Kertarajasa Jayawardana, atau lengkapnya Nararya Sanggramawijaya Sri Maharaja Kertarajasa Jayawardhana.", "question_text": "Apakah perjuangan Raden Wijaya pada Kerajaan Majapahit?", "answers": [{"text": "pendiri Kerajaan Majapahit sekaligus raja pertama", "start_byte": 283, "limit_byte": 332}]} {"id": "-4130622855070274856-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu ekonomi", "passage_text": "Adam Smith sering disebut sebagai yang pertama mengembangkan ilmu ekonomi pada abad 18 sebagai satu cabang tersendiri dalam ilmu pengetahuan. Melalui karya besarnya , Smith mencoba mencari tahu sejarah perkembangan negara-negara di Eropa. Sebagai seorang ekonom, Smith tidak melupakan akar moralitasnya terutama yang tertuang dalam . Perkembangan sejarah pemikiran ekonomi kemudian berlanjut dengan menghasilkan tokoh-tokoh seperti Alfred Marshall, J.M. Keynes, Karl Marx, hingga peraih hadiah Nobel bidang Ekonomi tahun 2006, Edmund Phelps.", "question_text": "Kapan ilmu ekonomi pertama dipelajari?", "answers": [{"text": "abad 18", "start_byte": 79, "limit_byte": 86}]} {"id": "-8005839060427732516-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Ponorogo", "passage_text": "Kabupaten Ponorogo (Hanacaraka: ꦦꦺꦴꦤꦺꦴꦫꦺꦴꦒ, Kabupatèn Panaraga) adalah sebuah kabupaten di provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kabupaten ini terletak di koordinat 111° 17’ - 111° 52’ BT dan 7° 49’ - 8° 20’ LS dengan ketinggian antara 92 sampai dengan 2.563 meter di atas permukaan laut dan memiliki luas wilayah 1.371,78km².[4] Kabupaten ini terletak di sebelah barat dari provinsi Jawa Timur dan berbatasan langsung dengan provinsi Jawa Tengah atau lebih tepatnya 220km arah barat daya dari ibu kota provinsi Jawa Timur, Surabaya. Pada tahun 2016 berdasarkan hasil Data Kependudukan Kabupaten Ponorogo Semester 1 2016, jumlah penduduk Kabupaten Ponorogo adalah 924.913 jiwa.[1]", "question_text": "Berapa luas kota Ponorogo?", "answers": [{"text": "1.371,78km²", "start_byte": 341, "limit_byte": 353}]} {"id": "3173670844345775314-5", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "\nIsaac Newton dilahirkan pada tanggal 4 Januari 1643 [KJ: 25 Desember 1642] di Woolsthorpe-by-Colsterworth, sebuah hamlet (desa) di county Lincolnshire. Pada saat kelahirannya, Inggris masih mengadopsi kalender Julian, sehingga hari kelahirannya dicatat sebagai 25 Desember 1642 pada hari Natal. Ayahnya yang juga bernama Isaac Newton meninggal tiga bulan sebelum kelahiran Newton. Newton dilahirkan secara prematur; dilaporkan pula ibunya, Hannah Ayscough, pernah berkata bahwa ia dapat muat ke dalam sebuah cangkir (≈ 1,1 liter). Ketika Newton berumur tiga tahun, ibunya menikah kembali dan meninggalkan Newton di bawah asuhan neneknya, Margery Ayscough. Newton muda tidak menyukai ayah tirinya dan menyimpan rasa benci terhadap ibunya karena menikahi pria tersebut, seperti yang tersingkap dalam pengakuan dosanya: \"Threatening my father and mother Smith to burn them and the house over them.\"[9]\n\n\nBerdasarkan pernyataan E.T. Bell (1937, Simon and Schuster) dan H. Eves: ", "question_text": "dimanakah Isaac newton lahir?", "answers": [{"text": "Woolsthorpe-by-Colsterworth", "start_byte": 79, "limit_byte": 106}]} {"id": "-7839210529476043749-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Banjar", "passage_text": "Menurut mitologi suku Maanyan (suku tertua di Kalimantan Selatan), kerajaan pertama di Kalimantan bagian selatan adalah Kerajaan Nan Sarunai yang diperkirakan wilayah kekuasaannya terbentang luas mulai dari daerah Tabalong hingga ke daerah Pasir. Keberadaan mitologi Maanyan yang menceritakan tentang masa-masa keemasan Kerajaan Nan Sarunai sebuah kerajaan purba yang dulunya mempersatukan etnis Maanyan di daerah ini dan telah melakukan hubungan dengan pulau Madagaskar. sehingga sebagian rakyatnya menyingkir ke pedalaman (wilayah suku Lawangan). Salah satu peninggalan arkeologis yang berasal dari zaman ini adalah Candi Agung yang terletak di kota Amuntai. Pada tahun 1996, telah dilakukan pengujian C-14 terhadap sampel arang Candi Agung yang menghasilkan angka tahun dengan kisaran 242-226 SM (Kusmartono dan Widianto, 1998:19-20).", "question_text": "Berapa luas kekuasaan kerajaan Banjar?", "answers": [{"text": "Tabalong hingga ke daerah Pasir", "start_byte": 214, "limit_byte": 245}]} {"id": "5169914416526066964-0", "language": "indonesian", "document_title": "Belgia", "passage_text": "Belgia (secara resmi disebut Kerajaan Belgia) adalah sebuah negara yang terletak di bagian barat benua Eropa. Negara ini merupakan negara anggota pendiri Uni Eropa dan menjadi ibukota Uni Eropa, serta organisasi internasional lainnya termasuk NATO.[1] Belgia meliputi wilayah seluas 30.528km² dan memiliki populasi penduduk sekitar 10,5 juta jiwa.", "question_text": "berapakah luas negara Belgium?", "answers": [{"text": "30.528km²", "start_byte": 283, "limit_byte": 293}]} {"id": "-7106892867246484929-22", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Goguryeo-Sui", "passage_text": "Kampanye militer yang gagal ini telah menyebabkan Sui kehilangan jutaan rakyatnya. Ketidakpuasan terhadap pemerintah pusat mulai timbul dimana-mana. Pemberontakan Yang Xuan’gan walaupun telah ditumpas namun bibit-bibit pemberontakan itu telah menyebar ke berbagai daerah. Pemberontakan petani meletus dimana-mana menentang kesewenang-wenangan sang kaisar. Ketika ibukota sudah dalam keadaan kritis karena dibayangi pemberontakan, Kaisar Yang memindahkan ibukotanya ke Jiangdu (sekarang Yangzhou, Jiangsu). Pemberontakan terus meluas, bahkan para pejabat dan jenderal-jenderal Sui pun mulai ikut melawan kaisar. Pada tahun 618, Kaisar Yang dibunuh dalam sebuah kudeta yang dipimpin oleh jenderalnya, Yuwen Huaji. Sementara itu, Goguryeo walaupun meraih kemenangan dalam perang ini, namun kekuatan dan sumber dayanya banyak terkuras. Hal ini menyebabkan runtuhnya kerajaan itu pada tahun 668 karena diserang lawannya, Kerajaan Silla yang beraliansi dengan Cina yang saat itu telah dikuasai Dinasti Tang.", "question_text": "Apa yang menyebabkan terjadinya pemberontakan petani pada akhir Dinasti Sui?", "answers": [{"text": "kesewenang-wenangan sang kaisar", "start_byte": 325, "limit_byte": 356}]} {"id": "6227546363788293829-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sepeda", "passage_text": "Baru pada 1839, Kirkpatrick MacMillan, pandai besi kelahiran Skotlandia, membuatkan pedal khusus untuk sepeda. Tentu bukan mesin seperti yang dimiliki sepeda motor, tetapi lebih mirip pendorong yang diaktifkan engkol, lewat gerakan turun-naik kaki mengayuh pedal. MacMillan pun sudah \"berani\" menghubungkan engkol tadi dengan tongkat kemudi (setang sederhana).", "question_text": "sejak kapankah Sepeda menggunakan bahan besi untuk rangkanya?", "answers": [{"text": "1839", "start_byte": 10, "limit_byte": 14}]} {"id": "-6527168335682000579-9", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "Hingga tahun 2016, terdapat 118 unsur yang telah dikonfirmasi pada tabel periodik, meliputi unsur 1 (hidrogen) hingga 118 (oganesson), dengan penambahan terbaru (nihonium, moscovium, tennessine, dan oganesson) yang dikonfirmasi oleh International Union of Pure and Applied Chemistry (IUPAC) pada tanggal 30 Desember 2015 dan secara resmi diberi nama pada tanggal 28 November 2016: mereka menyelesaikan tujuh baris pertama Tabel periodik.[1][2]", "question_text": "berapakah jumlah elemen/unsur dalam tabel periodik?", "answers": [{"text": "118", "start_byte": 28, "limit_byte": 31}]} {"id": "-2376529342177839114-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lafran Pane", "passage_text": "Lafran Pane lahir di Padang Sidempuan, 5 Februari 1922. Menurut berbagai tulisan sebelumnya, disebutkan bahwa Lafran Pane lahir pada 12 April 1923 di Kampung Pangurabaan, Kecamatan Sipirok, sebuah kecamatan yang terletak di kaki Gunung Sibualbuali, 38 kilo meter ke arah utara dari \"kota salak\" Padang Sidempuan, ibu kota Kabupaten Tapanuli Selatan, Sumatera Utara. Wafat pada tanggal 24 Januari 1991, orang akhirnya tahu, setelah kematiannya, Lafran ternyata lahir 5 Februari 1922, bukan 12 April 1922 seperti yang kerap ia gunakan dalam catatan resmi.[2]:397", "question_text": "Kapankah Prof. Drs. Lafran Pane lahir ?", "answers": [{"text": "5 Februari 1922", "start_byte": 39, "limit_byte": 54}]} {"id": "1166373132986502309-3", "language": "indonesian", "document_title": "Natsu Dragneel", "passage_text": "Mashima menamai Natsu sesuai kata bahasa Jepang untuk \"musim panas\" demi menghindari menggunakan nama fantasi ala Barat yang akan terdengar kurang familiar dengan khalayak di Jepang,[1] dan untuk mengikuti fakta bahwa karakter utama dari karyanya yang sebelumnya—Rave Master, bernama Haru, yang berarti \"musim semi\".[8] Mashima juga menyebut bahwa nama keduanya menyiratkan sifat kepribadian mereka, seperti Natsu yang menjadi seorang \"pria berapi-api\".[1][9]", "question_text": "Darimana asal Hiro Mashima?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 175, "limit_byte": 181}]} {"id": "-3254722999055452571-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alpen", "passage_text": "\nPegunungan Alpen (English: Alps; German: Alpen; French: Alpes; Italian: Alpi; Swedish: Alpe) adalah nama pegunungan besar di Eropa yang membentang dari Austria dan Slovenia di timur, melalui Italia, Swiss, Liechtenstein, dan Jerman, sampai ke Perancis di barat. Namanya mungkin berasal dari bahasa Latin albus (putih) atau altus (tinggi). Gunung tertinggi di Alpen adalah Mont Blanc dengan ketinggian 4.808 m di perbatasan Perancis-Italia.", "question_text": "apa nama puncak tertinggi gunung alpen?", "answers": [{"text": "Mont Blanc", "start_byte": 373, "limit_byte": 383}]} {"id": "-7747357728525586406-0", "language": "indonesian", "document_title": "Riel Kamboja", "passage_text": "\n\nRiel merupakan sebuah mata uang resmi negara Kamboja sejak tahun 1980 menggantikan Riel Kamboja Lama. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 sen. Mata uang ini terbagi menjadi 100, 200, 500, 1000, 2000, 5000, 10.000 riel.", "question_text": "apakah nama mata uang Kamboja?", "answers": [{"text": "Riel", "start_byte": 2, "limit_byte": 6}]} {"id": "-3211452076972583448-12", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Raja Ampat", "passage_text": "\nRaja Ampat dapat dicapai dengan pesawat dari Jakarta atau Bali ke Sorong via Makassar atau Ambon dan Manado. Penerbangan memakan waktu kurang lebih 6 jam.", "question_text": "Berapa lama jarak tempuh penerbangan Jakarta-Raja Ampat ?", "answers": [{"text": "6 jam", "start_byte": 149, "limit_byte": 154}]} {"id": "-7540539777384219813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Facebook", "passage_text": "Facebook adalah sebuah layanan jejaring sosial berkantor pusat di Menlo Park, California, Amerika Serikat yang diluncurkan pada bulan Februari 2004. As of September 2012, Facebook memiliki lebih dari satu miliar pengguna aktif,[8] lebih dari separuhnya menggunakan telepon genggam.[9] Pengguna harus mendaftar sebelum dapat menggunakan situs ini. Setelah itu, pengguna dapat membuat profil pribadi, menambahkan pengguna lain sebagai teman, dan bertukar pesan, termasuk pemberitahuan otomatis ketika mereka memperbarui profilnya. Selain itu, pengguna dapat bergabung dengan grup pengguna dengan ketertarikan yang sama, diurutkan berdasarkan tempat kerja, sekolah atau perguruan tinggi, atau ciri khas lainnya, dan mengelompokkan teman-teman mereka ke dalam daftar seperti \"Rekan Kerja\" atau \"Teman Dekat\".", "question_text": "dimanakah kantor pusat Facebook ?", "answers": [{"text": "Menlo Park, California, Amerika Serikat", "start_byte": 66, "limit_byte": 105}]} {"id": "-39936599594864706-41", "language": "indonesian", "document_title": "Amerika Serikat", "passage_text": "Luas wilayah daratan utama Amerika Serikat adalah 2,959,064 square miles (7,663,941km2). Alaska, yang dipisahkan dari daratan utama Amerika Serikat oleh Kanada, adalah negara bagian terluas, dengan luas 663,268 square miles (1,717,856km2). Hawaii berlokasi di tengah-tengah Samudra Pasifik, di sebelah barat daya Amerika Utara, dengan luas wilayah 10,931 square miles (28,311km2).[69]", "question_text": "Berapa luas Amerika Serikat ?", "answers": [{"text": "2,959,064 square miles", "start_byte": 50, "limit_byte": 72}]} {"id": "-3788988785212020174-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gempa bumi Lisboa 1755", "passage_text": "Gempa mengguncang pada pagi 1 November, hari libur Katolik Hari Semua Orang Kudus. Laporan saat itu menyatakan bahwa gempa yang berlangsung antara tiga setengah hingga enam menit, menyebabkan rekahan besar selebar lima meter yang muncul di tengah kota. Orang yang selamat segera bergegas menuju ke dermaga untuk menyelamatkan diri dan ketika tampak air mulai menyusut, disebutkan di lantai samudra terdapat sampah kargo dan kapal tua. Sekitar empat puluh menit setelah gempa, tsunami besar menghantam pelabuhan dan masuk ke kota melalui sungai Tagus. Gempa itu disusul lebih dari dua gelombang. Di area yang tidak terkena tsunami, kebakaran hebat terjadi tiba-tiba, dan api membakar selama tiga hari.", "question_text": "Berapa lama Gempa bumi Lisboa 1755 terjadi?", "answers": [{"text": "antara tiga setengah hingga enam menit", "start_byte": 140, "limit_byte": 178}]} {"id": "-4228706252589752214-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Melayu", "passage_text": "\nSuku Melayu[8][9] (Malay: Melayu; Jawi: ملايو) adalah sebuah kelompok etnis dari orang-orang Austronesia terutama yang menghuni Semenanjung Malaya, Sumatra bagian timur, bagian selatan Thailand, pantai selatan Burma, pulau Singapura, Borneo pesisir termasuk Brunei, Kalimantan Barat, dan Sarawak dan Sabah pesisir, Filipina bagian barat dan selatan, dan pulau-pulau kecil yang terletak antara lokasi ini — yang secara kolektif dikenal sebagai 'Alam Melayu'. Lokasi ini sekarang merupakan bagian dari negara modern Malaysia, Indonesia, Singapura, Brunei, Burma, Thailand, dan Filipina.", "question_text": "Apakah definisi bangsa Melayu?", "answers": [{"text": "kelompok etnis dari orang-orang Austronesia terutama yang menghuni Semenanjung Malaya, Sumatra bagian timur, bagian selatan Thailand, pantai selatan Burma, pulau Singapura, Borneo pesisir termasuk Brunei, Kalimantan Barat, dan Sarawak dan Sabah pesisir, Filipina bagian barat dan selatan, dan pulau-pulau kecil yang terletak antara lokasi ini — yang secara kolektif dikenal sebagai 'Alam Melayu'", "start_byte": 67, "limit_byte": 464}]} {"id": "-5363933610195507607-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "berapakah luas Denmark ?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "5517460624229353412-0", "language": "indonesian", "document_title": "Prokariota", "passage_text": "Prokariota adalah makhluk hidup yang tidak memiliki membran inti sel (= karyon), sedangkan eukariota memiliki membran inti sel. Semua prokariota adalah uniseluler, kecuali myxobacteria yang sempat menjadi multiseluler di salah satu tahap siklus hidup biologinya.[1] Kata prokaryota’' berasal dari Yunani πρό- (pro-) \"sebelum\" + καρυόν (karyon) \"kacang atau biji\".[2]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Prokariota ?", "answers": [{"text": "makhluk hidup yang tidak memiliki membran inti sel (= karyon)", "start_byte": 18, "limit_byte": 79}]} {"id": "2982387421122849459-9", "language": "indonesian", "document_title": "Dubai", "passage_text": "Dubai terletak di pantai Teluk Persia di Uni Emirat Arab dan terletak 16 m di atas permukaan laut. Emirat Dubai berbagi perbatasan dengan Abu Dhabi di selatan, Sharjah di timurlaut, dan Kesultanan Oman di tenggara. Hatta, eksklave kecil emirat, dikelilingi di tiga sisi oleh Oman dan oleh emirat Ajman di (barat) dan Ras Al Khaimah (di utara). Teluk Persia berbatasan dengan pantai barat emirat. Dubai terletak di dan mencakup wilayah seluas 4.114km² (1.588mi²).", "question_text": "Berapa luas Dubai?", "answers": [{"text": "4.114km²", "start_byte": 443, "limit_byte": 452}]} {"id": "-6526338294087631970-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aiman Witjaksono", "passage_text": "Aiman Witjaksono, S.T.,M.Si. () adalah seorang jurnalis dan pembawa berita & dialog di KompasTV. sebelumnya Aiman cukup lama berkarya di RCTI sebagai reporter hingga Produser Eksekutif sekaligus penyiar. Di RCTI, terakhir ia merupakan penyiar program berita Seputar Indonesia. Kini di KompasTV sejak Januari 2015, ia menjadi Host program AIMAN, yang membahas mendalam dan membongkar misteri dari berbagai isu terkini di tengah masyarakat. Salah satu yang paling menyita perhatian publik dan sempat menjadi Trending Topic beberapa hari di media sosial, adalah topik AIMAN soal \"INI DIA MAFIA BOLA\" pada bulan Mei 2015 lalu. AIMAN disiarkan di KompasTV, setiap Senin, Pukul 8 malam.", "question_text": "Siapakah Aiman Witjaksono?", "answers": [{"text": "jurnalis dan pembawa berita & dialog di KompasTV", "start_byte": 47, "limit_byte": 95}]} {"id": "9037744548716273908-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Tassafaronga", "passage_text": "\nPertempuran Tassafaronga, kadang-kadang disebut Pertempuran Pulau Savo Keempat atau menurut sumber Jepang sebagai Pertempuran Malam Laut Lunga(ルンガ沖夜戦,Lunga Oki Yasen) adalah pertempuran laut yang berlangsung pada malam hari tanggal 30 November 1942 antara Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang sehubungan dengan kampanye Guadalkanal. Pertempuran terjadi di Ironbottom Sound dekat kawasan Tanjung Tassafaronga di Guadalkanal.", "question_text": "Dimana Pertempuran Tassafaronga terjadi ?", "answers": [{"text": "Ironbottom Sound dekat kawasan Tanjung Tassafaronga di Guadalkanal", "start_byte": 398, "limit_byte": 464}]} {"id": "-6936133630019043317-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gempa bumi Qayen 1997", "passage_text": "Gempa bumi Qayen, juga dikenal sebagai gempa bumi Ardekul atau Qaen melanda bagian utara Provinsi Khorasan di Iran pada tanggal 10 Mei 1997 pada 07:57 WUT (12:57 waktu setempat).[1][3] Gempa yang merupakan gempa yang terbesar di daerah tersebut sejak tahun 1990 ini memiliki skala kekuatan momen 7,3 dan berpusat sekitar 270 kilometer (170 mil) selatan dari Masyhad di Desa Ardekul. Gempa ketiga pada tahun itu menyebabkan kerusakan parah, menghancurkan daerah Birjand–Qaen, menewaskan 1.567 orang, dan melukai lebih dari 2.300 orang. Gempa yang meninggalkan 50.000 tunawisma dan merusak ataupun menghancurkan lebih dari 15.000 rumah ini digambarkan sebagai gempa yang paling mematikan pada tahun 1997 oleh Badan Survei Geologi Amerika Serikat.[2] 155 gempa susulan menyebabkan kerusakan lebih lanjut dan mengusir korban dari daerah tersebut. Kemudian, penyebab gempa ditemukan, yaitu gempa disebabkan oleh pecahan di sepanjang sesar yang terletak di bawah perbatasan Iran-Afganistan.", "question_text": "Mengapa Gempa bumi Qayen terjadi?", "answers": [{"text": "disebabkan oleh pecahan di sepanjang sesar yang terletak di bawah perbatasan Iran-Afganistan", "start_byte": 893, "limit_byte": 985}]} {"id": "-2956664402669497492-1", "language": "indonesian", "document_title": "Microchip Smartball", "passage_text": "Dalam penerapannya, wasit tetap menjadi pemegang keputusan terakhir dalam mensahkan gol ataupun memutuskan bola telah keluar dari lapangan permainan. Wasit dapat saja memutuskan bola masuk atau tidak walaupun pesan yang disampaikan oleh microchip berbeda dengan keputusan yang ia ambil. Setiap pesan gol yang masuk ke dalam jam tangan wasit akan tersimpan di dalam memori jam tersebut. Dalam ajang resmi FIFA, penggunaan Microchip Smartball telah diselenggarkan dua kali yaitu pada ajang Piala Dunia U-17 2005 di Peru dan Piala Dunia Antarklub 2007 di Jepang.", "question_text": "Berapa kali Microchip Smartball digunakan dalam ajang resmi FIFA?", "answers": [{"text": "dua kali yaitu pada ajang Piala Dunia U-17 2005 di Peru dan Piala Dunia Antarklub 2007 di Jepang", "start_byte": 462, "limit_byte": 558}]} {"id": "3615292471306788785-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Pulau Rennell", "passage_text": "Pertempuran Pulau Rennell(レンネル島沖海戦) adalah pertempuran laut yang terjadi pada 29-30 Januari 1943 di Pasifik Selatan antara Pulau Rennell dan Guadalkanal di selatan Kepulauan Solomon. Pertempuran ini merupakan pertempuran laut besar yang terakhir antara Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang selama berlangsungnya kampanye Guadalkanal yang berkepanjangan dalam kampanye Kepulauan Solomon Perang Dunia II.", "question_text": "Kapan Pertempuran Pulau Rennell berakhir?", "answers": [{"text": "30 Januari 1943", "start_byte": 97, "limit_byte": 112}]} {"id": "2976086189123452596-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pantene", "passage_text": "Pantene /pænˈtiːn/ adalah sebuah merek produk Shampo yang dimiliki oleh Procter & Gamble. Produk tersebut mula-mula diperkenalkan di Eropa pada 1945 oleh Hoffmann-La Roche dari Swiss, yang memberikan nama dari merek tersebut berdasarkan pada panthenol sebagai bahan sebuah sampo.", "question_text": "Siapakah yang memproduksi sampo Pantene?", "answers": [{"text": "Procter & Gamble", "start_byte": 75, "limit_byte": 91}]} {"id": "-5713312090437078951-3", "language": "indonesian", "document_title": "Banteay Kdei", "passage_text": "Periode Angkor Kerajaan Khmer berlangsung pada kurun tahun 802 sampai 1431, awalnya di bawah pengaruh ajaran Hindu hingga akhir abad ke-12 M, dan kemudian di bawah pengaruh ajaran Buddha. Periode itu adalah masa keemasan pembangunan candi-candi agung yang megah dan mewah, dan mencapai puncaknya pada kurun pemerintahan Suryawarman II hingga tahun 1191, dan kemudian pada abad ke-12 hingga ke-13 M. Meskipun Jayawarman VII dianggap berjasa karena membangun banyak candi megah, ia juga dianggap memboroskan keuangan negara dan sumber daya masyarakat dengan membangun banyak candi mewah. Ia membangun candi buddha dengan mengangkat Boddhisatwa Awalokiteswara sebagai pujaan yang utama.[5] Candi ini dibangun mengikuti gaya bangunan candi Ta Prohm dan Preah Khan yang terletak di dekatnya, dibangun pada periode yang sama pada masa pemerintahan Jayawarman VII, tetapi Banteay Kdei berukuran lebih kecil. Banteay Kdei dibangun sebagai kompleks biara bhiksu Buddha di tempat yang pernah berdiri candi abad ke-10 yang dibangun raja Rajendrawarman. Beberapa prasasti kecil menyebutkan pembangunan candi ini oleh Jayawarman VII dan perancangnya adalah arsitek kerajaan Kawindrarimathana.[4]", "question_text": "Siapa pendiri Banteay Kdei?", "answers": [{"text": "Jayawarman VII", "start_byte": 408, "limit_byte": 422}]} {"id": "-1123716832529575433-1", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Jepang", "passage_text": "Statistik disusun berdasarkan angket yang diisi secara sukarela oleh organisasi keagamaan yang dengan sengaja mengisi jumlah penganut yang dimiliki masing-masing organisasi secara berlebih-lebihan.\nSebagian besar orang Jepang menganut lebih dari satu agama dan sepanjang tahunnya mengikuti ritual dan perayaan dalam berbagai agama. Mayoritas orang Jepang dilahirkan sebagai penganut Shinto, merayakan Shichi-Go-San, hatsumōde, dan matsuri di kuil Shinto. Ketika menikah, sebagian di antaranya menikah dalam upacara pernikahan Kristen. Penghormatan terhadap arwah leluhur dinyatakan dalam perayaan Obon, dan ketika meninggal dunia dimakamkan dengan upacara pemakaman agama Buddha.", "question_text": "Apa mayoritas agama penduduk Jepang ?", "answers": [{"text": "Shinto", "start_byte": 383, "limit_byte": 389}]} {"id": "-3997157050481360187-1", "language": "indonesian", "document_title": "Iron Man (film)", "passage_text": "Tony Stark (Robert Downey Jr.) adalah pemimpin dari Stark Industries, sebuah perusahaan kontraktor militer utama yang ia warisi dari mendiang ayahnya. Stark adalah seorang jenius inventif dan ajaib, namun dia juga playboy. Setelah diwawancarai oleh Christine Everhart, ia membuatnya terpesona ke seks malam itu. Keesokan paginya asisten Stark, Virginia \"Pepper\" Potts (Gwyneth Paltrow), mengirimnya pulang.", "question_text": "Siapakah pemeran watak Iron Man?", "answers": [{"text": "Robert Downey Jr", "start_byte": 12, "limit_byte": 28}]} {"id": "-8318465350903186251-7", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Luas wilayah Provinsi Bali adalah 5.636,66km2 atau 0,29% luas wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Secara administratif Provinsi Bali terbagi atas 8 kabupaten, 1 kotamadya, 55 kecamatan, dan 701 desa/kelurahan.", "question_text": "berapakah luas pulau Bali?", "answers": [{"text": "5.636,66km2", "start_byte": 34, "limit_byte": 45}]} {"id": "-1570184027442311494-1", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Fasis Nasional", "passage_text": "Sebelum PFN, partai politik pertama yang dibangun Mussolini adalah Partai Fasis Revolusioner (Partito Fascista Rivoluzionario, PFR), yang menurut Mussolini, didirikan tahun 1915.[1] Setelah kegagalan dalam pemilihan umum 1919, partai ini berganti nama sebagai Partai Fasis Nasional, sesuai hasil Kongres Fasis Ketiga di Roma pada tanggal 7-10 November 1921.[2][3]", "question_text": "Kapan Partai Fasis Nasional dibentuk ?", "answers": [{"text": "7-10 November 1921", "start_byte": 338, "limit_byte": 356}]} {"id": "-7341159735996618405-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ashin Jinarakkhita", "passage_text": "The Boan An merupakan anak ketiga dari pasangan The Hong Gie dan Tan Sep Moy. Ayah Boan An, merupakan seorang wykmesster, atau semacam lurah untuk masa kini, sehingga di rumah Boan An sewaktu kecil sering kali didatangi oleh banyak orang untuk mengurusi berbagai surat-surat penting. Namun sayangnya, pada saat ia berumur 2 tahun, ibunya meninggal dunia, dan kemudian ayahnya menikahi adik dari Tan Sep Moy, yaitu Sep Nyie Moy yang menjadi ibu tiri untuk si kecil Boan An.", "question_text": "siapakah orang tua Bhikkhu Ashin Jinarakkhita?", "answers": [{"text": "The Hong Gie dan Tan Sep Moy", "start_byte": 48, "limit_byte": 76}]} {"id": "7660336288571849246-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asma", "passage_text": "Asma (dalam bahasa Yunani ἅσθμα, ásthma, \"terengah\") merupakan peradangan kronis yang umum terjadi pada saluran napas yang ditandai dengan gejala yang bervariasi dan berulang, penyumbatan saluran napas yang bersifat reversibel, dan spasme bronkus.[1] Gejala umum meliputi mengi, batuk, dada terasa berat, dan sesak napas.[2]", "question_text": "Apa itu asma?", "answers": [{"text": "peradangan kronis yang umum terjadi pada saluran napas yang ditandai dengan gejala yang bervariasi dan berulang, penyumbatan saluran napas yang bersifat reversibel, dan spasme bronkus", "start_byte": 70, "limit_byte": 253}]} {"id": "-4966004175468973657-1", "language": "indonesian", "document_title": "Stephen dari Inggris", "passage_text": "Étienne dilahirkan di Provinsi Blois di wilayah bagian tengah Perancis; ayahnya, Pangeran Étienne II Henri, wafat ketika Étienne masih kecil, dan ia dibesarkan oleh ibunya, Adèle. Ditempatkan kedalam istana pamannya, Henry I, Étienne naik pamornya dan diberikan lahan-lahan yang luas. Étienne menikahi Mathilde dari Boulogne, mewarisi wilayah-wilayah tambahan di Kent dan Boulogne yang menjadikannya beberapa wilayah terkaya di Inggris. Étienne selamat dari bahaya tenggelam dengan putra Henry I, William Adelin, ketika Kapal Putih karam pada tahun 1120; kematian William meninggalkan suksesi tahta Inggris terbuka untuk diperebutkan. Ketika Henry I wafat pada tahun 1135, Étienne dengan cepat menyeberangi Selat Inggris dan dengan bantuan kakandanya Henri dari Blois, seorang rohaniwan yang kuat naik tahta, dengan alasan bahwa pemeliharaan ketertiban di seluruh kerajaan mengambil prioritas di atas sumpahnya sebelumnya untuk mendukung klaim putri Henry I, Maharani Matilda.", "question_text": "Siapa Istri Raja Stephen?", "answers": [{"text": "Mathilde", "start_byte": 308, "limit_byte": 316}]} {"id": "5697023766453289695-2", "language": "indonesian", "document_title": "Minamoto no Yoritomo", "passage_text": "Nama kecilnya adalah Onimusha, ibunya bernama Yura Gozen, putri ke-3 Fujiwara no Suenori (pejabat kepala kuil Atsuta). Tempat kelahiran Yoritomo diperkirakan di Kyoto atau Provinsi Owari. Ayahnya adalah kepala klan Kawachi Genji yang bernama Minamoto no Yoshitomo, keturunan Kaisar Seiwa yang menetap di Provinsi Kawachi.", "question_text": "Dimana Minamoto no Yoritomo lahir?", "answers": [{"text": "Kyoto", "start_byte": 161, "limit_byte": 166}]} {"id": "1548399800237524853-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reformasi Protestan", "passage_text": "Reformasi Protestan adalah suatu skisma dari Gereja Katolik yang diprakarsai oleh Martin Luther dan dilanjutkan oleh Yohanes Calvin, Ulrich Zwingli, serta para Reformis Protestan awal lainnya di Eropa pada abad ke-16. Gerakan ini umumnya dianggap telah dimulai dengan publikasi 95 Tesis oleh Luther pada 1517, dan berlangsung sampai berakhirnya Perang Tiga Puluh Tahun melalui Perdamaian Westfalen pada 1648.", "question_text": "Kapan Kristen Protestan pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "abad ke-16", "start_byte": 206, "limit_byte": 216}]} {"id": "8613318565616078221-0", "language": "indonesian", "document_title": "J.B. Sumarlin", "passage_text": "Prof. Dr. Johannes Baptista Sumarlin () adalah salah seorang ekonom Indonesia yang pernah memegang berbagai jabatan pemerintahan penting di bidang ekonomi. Ia adalah lulusan Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia pada tahun 1958. Jabatan yang pernah dipegangnya antara lain Ketua BPK, Menteri Keuangan, Ketua Bappenas dan Menag PAN.", "question_text": "Apakah jabatan Prof. Dr. Johannes Baptista Sumarlin?", "answers": [{"text": "Ketua BPK, Menteri Keuangan, Ketua Bappenas dan Menag PAN", "start_byte": 274, "limit_byte": 331}]} {"id": "-8114850553700420669-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teologi", "passage_text": "Teologi (bahasa Yunani θεος, theos, \"], Tuhan\", dan λογια, logia, \"kata-kata,\" \"ucapan,\" atau \"wacana\") adalah wacana yang berdasarkan nalar mengenai agama, spiritualitas dan Tuhan (Lih. bawah, \"Teologi dan agama-agama lain di luar agama Kristen\"). Dengan demikian, teologi adalah ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama. Teologi meliputi segala sesuatu yang berhubungan dengan Tuhan. Para teolog berupaya menggunakan analisis dan argumen-argumen rasional untuk mendiskusikan, menafsirkan dan mengajar dalam salah satu bidang dari topik-topik agama. Teologi memampukan seseorang untuk lebih memahami tradisi keagamaannya sendiri ataupun tradisi keagamaan lainnya, menolong membuat perbandingan antara berbagai tradisi, melestarikan, memperbarui suatu tradisi tertentu, menolong penyebaran suatu tradisi, menerapkan sumber-sumber dari suatu tradisi dalam suatu situasi atau kebutuhan masa kini, atau untuk berbagai alasan lainnya.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan teologi?", "answers": [{"text": "wacana yang berdasarkan nalar mengenai agama, spiritualitas dan Tuhan", "start_byte": 120, "limit_byte": 189}]} {"id": "-2259900642329599766-3", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi", "passage_text": "Walaupun sejak dulu telah terdapat pemikiran tentang ilmu yang mempelajari manusia bersamaan dengan adanya pemikiran tentang ilmu yang mempelajari alam, akan tetapi karena kerumitan dan kedinamisan manusia untuk dipahami, maka psikologi baru tercipta sebagai ilmu sejak akhir tahun 1800-an yaitu ketika Wilhelm Wundt mendirikan laboratorium psikologi pertama di dunia.", "question_text": "Kapan ilmu psikologi dimulai?", "answers": [{"text": "1800", "start_byte": 282, "limit_byte": 286}]} {"id": "3861483047696200513-97", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah kimia", "passage_text": "Pada tahun 1903, Mikhail Tsvet menemukan kromatografi, suatu teknik analisis penting. Pada tahun 1904, Hantaro Nagaoka mengusulkan sebuah model awal nuklir atom, di mana elektron mengorbit inti masif padat. Pada tahun 1905, Fritz Haber dan Carl Bosch mengembangkan proses Haber untuk membuat amonia, sebuah tonggak sejarah dalam kimia industri yang memiliki konsekuensi mendalam dalam pertanian. Proses Haber, atau proses Haber-Bosch, menggabungkan nitrogen dan hidrogen untuk membentuk amonia dalam kuantitas industri untuk produksi pupuk dan amunisi. Produksi pangan untuk setengah populasi dunia saat ini bergantung pada metode ini untuk memproduksi pupuk. Haber, bersama dengan Max Born, mengusulkan siklus Born–Haber sebagai metode untuk mengevaluasi energi kisi suatu padatan ionik. Haber juga telah digambarkan sebagai \"bapak perang kimia\" karena karyanya mengembangkan dan menyebarkan klorin dan gas beracun lainnya selama Perang Dunia I.", "question_text": "kapankah Kromatografi pertama kali diperkenalkan?", "answers": [{"text": "1903", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "-96320046373472423-0", "language": "indonesian", "document_title": "John F. Kennedy", "passage_text": "John Fitzgerald Kennedy (), dikenal dengan panggilan \"Jack\" atau inisial JFK, adalah Presiden Amerika Serikat ke-35 yang menjabat sejak Januari 1961 sampai dibunuh bulan November 1963.", "question_text": "tahun berapakah John Fitzgerald Kennedy menjadi presiden?", "answers": [{"text": "1961", "start_byte": 144, "limit_byte": 148}]} {"id": "-477204391372518986-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sup Konro", "passage_text": "\nSup Konro adalah masakan sup iga sapi khas Indonesia yang berasal dari tradisi Bugis dan Makassar.[1] Sup ini biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi.[1][2] Masakan berkuah warna coklat kehitaman ini biasa dimakan dengan burasa dan ketupat yang dipotong-potong terlebih dahulu. Warna gelap ini berasal dari buah kluwek yang memang berwarna hitam. Bumbunya relatif \"kuat\" akibat digunakannya ketumbar. Rasa pedas dan berbumbu ini dibuat dari campuran rempah-rempah, seperti ketumbar, keluwak (buah yang menyebabkan masakan berwarna hitam), sedikit pala, kunyit, kencur, kayu manis, asam, daun lemon, cengkeh, dan daun salam.[3]", "question_text": "dari manakah Konro berasal?", "answers": [{"text": "Bugis dan Makassar", "start_byte": 80, "limit_byte": 98}]} {"id": "577763650581485359-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Sakit Panti Nirmala", "passage_text": "Pada tahun 1920, sekelompok pengusaha Tionghoa di Kota Malang berkumpul mendiskusikan pelayanan kesehatan masyarakat kalangan bawah yang memprihatinkan, yaitu antara lain Tan Hok Wan, Kwee Sien Po, Liem Bian Sioe, dan Han Kang Hoen. Setelah berbagai diskusi dan pengkajian cukup panjang, mereka sepakat membentuk sebuah wadah pengabdian lewat pelayanan kesehatan. Sembilan tahun kemudian, pada tahun 1929, mereka mendirikan sebuah poliklinik sederhana dan semacam BKIA yang berlokasi di Jalan Pecinan (sekarang Jalan Pasar Besar) Malang.", "question_text": "Siapa pendiri Rumah Sakit Panti Nirmala?", "answers": [{"text": "sekelompok pengusaha Tionghoa di Kota Malang", "start_byte": 17, "limit_byte": 61}]} {"id": "1226549949028852220-18", "language": "indonesian", "document_title": "Menstruasi", "passage_text": "Dysmenorrhea pertama biasanya dihubungkan dengan naiknya kadar kimia alami di dalam tubuh saat ovulasi, yang menyebabkan rasa sakit. Dysmenorrhea kedua merupakan tanda suatu kelainan mendasar. Dysmenorrhea kedua ini mempengaruhi wanita yang belum pernah menstruasi sebelumnya. Kelainan reproduksi, endometriosis, atau fibroids dapat menimbulkan menstruasi dengan rasa sakit, dan satu-satunya cara untuk mengetahui penyebabnya secara pasti adalah dengan memeriksakannya ke dokter. Gejala dysmenorrhea termasuk rasa sakit pada punggung bagian bawah atau kaki, kram perut, atau sakit pada tulang panggul. Kelainan menstruasi ini dapat menunjukkan ketidaksuburan.[4]", "question_text": "Mengapa badan terasa sakit pada saat PMS?", "answers": [{"text": "naiknya kadar kimia alami di dalam tubuh saat ovulasi", "start_byte": 49, "limit_byte": 102}]} {"id": "-1327719050665036145-13", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi", "passage_text": "jmpl|ka|200px|TV 405 hitam putih Murphy dari Ukrania, 1951.\nPenemu asal Skotlandia, John Logie Baird berhasil menunjukan cara pemancaran gambar-bayangan bergerak di London pada tahun 1925,[5] diikuti gambar bergerak monokrom pada tahun 1926. Cakram pemindai Baird dapat menghasilkan gambar beresolusi 30 baris (cukup untuk memperlihatkan wajah manusia) dari lensa dengan spiral ganda.[6] Demonstrasi oleh Baird ini telah disetujui secara umum oleh dunia sebagai demonstrasi televisi pertama, sekalipun televisi mekanik tidak lagi digunakan. Pada tahun 1927, Baird juga menemukan sistem rekaman video pertama di dunia, yaitu \"Phonovision\", yaitu dengan memodulasi sinyal output kamera TV-nya ke dalam kisaran jangkauan audio, dia dapat merekam sinyal tersebut pada cakram audio 10 inches (25cm) dengan menggunakan teknologi rekaman audio biasa. Hanya sedikit rekaman \"Phonovision\" Baird yang masih ada dan rekaman-rekaman yang masih bertahan tersebut kemudian diterjemahkan dan diproses menjadi gambar yang dapat dilihat pada 1990-an menggunakan teknologi pemrosesan-sinyal digital.[7]", "question_text": "Siapa yang menciptakan televisi ?", "answers": [{"text": "John Logie Baird", "start_byte": 84, "limit_byte": 100}]} {"id": "-4529295335974540520-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Palembang", "passage_text": "\n\nKota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang adalah kota terbesar kedua di Sumatera setelah Medan. Kota Palembang memiliki luas wilayah 358,55km²[1] yang dihuni 1.573.898 jiwa (2018) dengan kepadatan penduduk 4.800 per km². Diprediksikan pada tahun 2030 mendatang kota ini akan dihuni 2,5 Juta orang. Pembangunan LRT (kereta api layang), dan rencana pembangunan sirkuit motor GP di kawasan Jakabaring dan sirkuit F1 di kawasan Tanjung Api-Api, merupakan proyek pengembangan Kota Palembang terkini.", "question_text": "berapakah Luas kota Palembang?", "answers": [{"text": "358,55km²", "start_byte": 161, "limit_byte": 171}]} {"id": "3220744367074840340-0", "language": "indonesian", "document_title": "Norwegia", "passage_text": "Norwegia (secara resmi: Kerajaan Norwegia, Norwegian: Kongeriket Norge (Noreg)), adalah sebuah negara Nordik di Semenanjung Skandinavia bagian ujung barat yang berbatasan dengan Swedia, Finlandia, dan Rusia. Pantainya yang berada di Samudera Atlantik Utara dan Laut Barents adalah lokasi dari fyord terkenal. Svalbard dan Jan Mayen berada di bawah kedaulatan Norwegia berdasarkan Traktat Svalbard. Norwegia memiliki sebuah pulau bernama Bouvet yang terletak di Samudera Atlantik. Luas total Norwegia adalah 385,525 km² dan populasi sebesar 4.9 juta. Norwegia merupakan negara dengan kepadatan penduduk terendah kedua di Eropa. Ibukotanaya adalah Oslo. Norwegia memiliki cadangan minyak bumi, gas alam, mineral, makanan laut, air segar yang luas. Norwegia juga penghasil minyak dan gas alam per kapita terbesar di luar Timur Tengah.", "question_text": "Berapa luas wilayah Norwegia ?", "answers": [{"text": "385,525 km²", "start_byte": 507, "limit_byte": 519}]} {"id": "5923707047410363775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Parasit", "passage_text": "\nka|jmpl|200px|Gigitan serangga pada tubuh manusia.\nParasit adalah hewan renik yang dapat menurunkan produktivitas hewan yang ditumpanginya. Parasit dapat menyerang manusia dan hewan, seperti menyerang kulit manusia. Parasitoid adalah parasit yang menggunakan jaringan organisme lainnya untuk kebutuhan nutrisi mereka sampai orang yang ditumpangi meninggal karena kehilangan jaringan atau nutrisi yang dibutuhkan. Parasitoid juga diketahui sebagai necrotroph.[1]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan parasit?", "answers": [{"text": "hewan renik yang dapat menurunkan produktivitas hewan yang ditumpanginya", "start_byte": 67, "limit_byte": 139}]} {"id": "-1550358484261269839-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Jepang", "passage_text": "Bendera nasional Jepang adalah sebuah bendera dengan sebuah lingkaran merah di tengah bidang putih. Bendera ini secara resmi disebut Nisshōki(日章旗, \"bendera simbol matahari\") dalam bahasa Jepang, namun secara umum dikenal sebagai Hinomaru(日の丸, \"lingkaran matahari\").", "question_text": "Apa warna bendera Jepang ?", "answers": [{"text": "lingkaran merah di tengah bidang putih", "start_byte": 60, "limit_byte": 98}]} {"id": "-5052428103136284826-4", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Smith", "passage_text": "Adam Smith dikenal luas dengan teori ekonomi '\"laissez-faire\" yang mengumumkan perkumpulan di abad 18 Eropa. Smith percaya akan hak untuk memengaruhi kemajuan ekonomi diri sendiri dengan bebas, tanpa dikendalikan oleh perkumpulan dan/atau negara. Teori ini sampai pada proto-industrialisasi di Eropa, dan mengubah mayoritas kawasan Eropa menjadi daerah perdagangan bebas, membuat kemungkinan akan adanya pengusaha. Dia juga dikenal sebagai \"Bapak Ekonomi\" versi barat.", "question_text": "Siapa bapak ilmu Ekonomi?", "answers": [{"text": "Adam Smith", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "2015783280669341261-4", "language": "indonesian", "document_title": "Renang indah", "passage_text": "\nSejarah renang indah sebagai olahraga yang dipertandingkan dan memiliki organisasi dimulai sejak awal abad ke-20, walaupun ditemukan bukti-bukti bahwa orang pada zaman kuno sudah melakukan gerakan-gerakan seperti balet di dalam air. Pertandingan renang indah pertama kali dilakukan tahun 1890 dan 1891 di Berlin, serta tahun 1892 di London. Pada waktu itu, pertandingan renang indah hanya boleh diikuti peserta pria. Wanita pertama kali mengikuti pertandingan renang indah pada tahun 1907. Pada awalnya, renang indah (synchronized swimming) disebut sebagai artistic swimming, ornamental swimming, figure swimming, pattern swimming, atau scientific swimming. Sekelompok wanita Kanada pimpinan atlet polo air sekaligus penyelam bernama Margaret Sellers mengembangkan olahraga ornamental swimming yang teknik dasar renang dengan teknik untuk menyelamatkan orang tenggelam.", "question_text": "Kapan pertandingan renang Indah pertama kali dimulai ?", "answers": [{"text": "1890 dan 1891", "start_byte": 289, "limit_byte": 302}]} {"id": "-6535353591169638648-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nissin Foods", "passage_text": "\nNissin Foods adalah sebuah perusahaan Jepang yang membuat mi instan. Perusahaan tersebut didirikan di Jepang pada 4 September 1948 oleh Momofuku Ando[2] dengan nama Nissin Food Products Co., Ltd. dari Jepang(日清食品株式会社,Nisshin Shokuhin Kabushiki-gaisha) dan sepuluh tahun kemudian memperkenalkan produk mi ramen instan pertama, Chikin Ramen (Ramen Ayam). Perusahaan tersebut mendirikan cabang Amerika Serikat yang bernama Nissin Foods pada 1970 dan menjual produk mi ramen instan dengan nama Top Ramen. mi instan (1958) dan mi cup (1971) diciptakan oleh Momofuku Ando.[3][4] Nissin Foods memiliki markas besar di Yodogawa-ku, Osaka.[5][6] Perusahaan tersebut berpindah ke markas besarnya saat ini pada 1977, ketika pembangunannya selesai.[7]", "question_text": "Kapan Nissin Food Products berdiri?", "answers": [{"text": "4 September 1948", "start_byte": 115, "limit_byte": 131}]} {"id": "5859181569989050091-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Tengah", "passage_text": "Jawa Tengah (disingkat Jateng) adalah sebuah provinsi Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa. Ibu kotanya adalah Semarang. Provinsi ini berbatasan dengan Provinsi Jawa Barat di sebelah barat, Samudra Hindia dan Daerah Istimewa Yogyakarta di sebelah selatan, Jawa Timur di sebelah timur, dan Laut Jawa di sebelah utara. Luas wilayahnya 32.548km², atau sekitar 28,94% dari luas pulau Jawa. Provinsi Jawa Tengah juga meliputi Pulau Nusakambangan di sebelah selatan (dekat dengan perbatasan Jawa Barat), serta Kepulauan Karimun Jawa di Laut Jawa.", "question_text": "apakah nama mata ibukota Provinsi jawa tengah?", "answers": [{"text": "Semarang", "start_byte": 126, "limit_byte": 134}]} {"id": "-543276148106569743-22", "language": "indonesian", "document_title": "4Bia", "passage_text": "Film ini pertama kali rilis pada 25 April 2008 dan ikut berpartisipasi di Toronto After Dark Film Festival, dan Festival film Rotterdam. Di Inggris, film ini dirilis langsung ke video pada 10 Mei 2010.[1] Sementara di Indonesia, film ini didistribusikan dan ditayangkan oleh Blitz Megaplex dan distribusi videonya oleh Jive Entertainment.", "question_text": "Kapan film Phobia dirilis?", "answers": [{"text": "25 April 2008", "start_byte": 33, "limit_byte": 46}]} {"id": "393476874259290961-3", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Benediktus XVI", "passage_text": "Paus terakhir yang bergelar nama kepausan Benediktus, Paus Benediktus XV, bertugas sebagai dari 1914 hingga 1922 pada masa Perang Dunia I.", "question_text": "Berapa lama Paus Benediktus XV menjabat sebagai kepala gereja ?", "answers": [{"text": "1914 hingga 1922", "start_byte": 96, "limit_byte": 112}]} {"id": "484790358268542487-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jepang", "passage_text": "\nJepang (Japanese: 日本 Nippon atau Nihon; nama resmi: 日本国 Nipponkoku atau Nihonkoku, nama harfiah: \"Negara Jepang\") adalah sebuah negara kepulauan di Asia Timur. Letaknya di ujung barat Samudra Pasifik, di sebelah timur Laut Jepang, dan bertetangga dengan Republik Rakyat Tiongkok, Korea, dan Rusia. Pulau-pulau paling utara berada di Laut Okhotsk, dan wilayah paling selatan berupa kelompok pulau-pulau kecil di Laut Tiongkok Timur, tepatnya di sebelah selatan Okinawa yang bertetangga dengan Taiwan.", "question_text": "dimanakah letak Jepang?", "answers": [{"text": "Asia Timur", "start_byte": 159, "limit_byte": 169}]} {"id": "-8388850938921617182-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "siapakah penulis/pencipta serial anime manga Naruto?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "9134845840149141559-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geokimia", "passage_text": "\nGeokimia adalah sains yang menggunakan prinsip dan teknologi bidang kimia untuk menganalisis dan menjelaskan mekanisme di balik sistem geologi seperti kerak bumi dan lautan yang berada di atasnya.[1] Cakupan geokimia melebar hingga ke luar geo (bumi), melingkupi seluruh sistem pergerakan bebatuan di tata surya[2] dan memiliki kontribusi penting dalam memahami proses di balik konveksi mantel, pembentukan planet, hingga asal muasal bebatuan seperti granit dan basal.[1]", "question_text": "apakah definisi ilmu geokimia?", "answers": [{"text": "sains yang menggunakan prinsip dan teknologi bidang kimia untuk menganalisis dan menjelaskan mekanisme di balik sistem geologi seperti kerak bumi dan lautan yang berada di atasnya", "start_byte": 17, "limit_byte": 196}]} {"id": "-766375533105062183-0", "language": "indonesian", "document_title": "India", "passage_text": "Republik India (Hindi: भारत गणराज्य; Bhārat Gaṇarājya) adalah sebuah negara di Asia yang memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di dunia, dengan populasi lebih dari satu miliar jiwa, dan adalah negara terbesar ketujuh berdasarkan ukuran wilayah geografis. Jumlah penduduk India tumbuh pesat sejak pertengahan 1980-an. Ekonomi India adalah terbesar keempat di dunia dalam PDB, diukur dari segi paritas daya beli (PPP), dan salah satu pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia. India, negara dengan sistem demokrasi liberal terbesar di dunia, juga telah muncul sebagai kekuatan regional yang penting, memiliki kekuatan militer terbesar, dan memiliki kemampuan senjata nuklir.", "question_text": "Apa bentuk pemerintahan negara India?", "answers": [{"text": "sistem demokrasi liberal", "start_byte": 521, "limit_byte": 545}]} {"id": "4820283993241865046-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sains dan teknologi di Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Sains dan teknologi di kesultanan Utsmaniyah, selama 600 tahun pemerintahannya, cukup mengalami kemajuan yang signifikan khususnya dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi, seperti dalam bidang matematika, astronomi dan kedokteran.[1]", "question_text": "Bidang ilmu apakah yang mengalami kemajuan sains pada masa kesultanan Utsmaniyah?", "answers": [{"text": "ilmu pengetahuan dan teknologi, seperti dalam bidang matematika, astronomi dan kedokteran", "start_byte": 144, "limit_byte": 233}]} {"id": "-2864339346848414551-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Fast and the Furious (seri)", "passage_text": "The Fast and the Furious (atau Fast & Furious) adalah sebuah seri film aksi, yang berpusat balapan jalanan liar dan perampokan. Didistribusikan oleh Universal Pictures, seri ini dimulai dengan film tahun 2001 berjudul The Fast dan Furious; diikuti oleh tujuh sekuel dan dua film pendek. Hingga Mei 2015, seri ini telah menjadi waralaba Universal terbesar sepanjang masa.[2]", "question_text": "Kapan serial The Fast and the Furious pertama dirilis ?", "answers": [{"text": "2001", "start_byte": 204, "limit_byte": 208}]} {"id": "-3349156629905270147-3", "language": "indonesian", "document_title": "Tiongkok (istilah)", "passage_text": "Kata \"zhongguo\" merupakan nama endonim negara tersebut. Ejaan dalam bahasa Indonesia, \"Tiongkok\", berasal dari dialek Hokkian (\"Tiong-kok\"). Dalam bahasa-bahasa lain terdapat pula varian-variannya, misalnya bahasa Jepang: Chūgoku; bahasa Korea: Jungguk/Chungguk; bahasa Vietnam: Trung Quốc; bahasa Tibet: Krung-go; bahasa Uighur: Junggo; bahasa Zhuang: Cunghgoz, dll. (selengkapnya, lihat Nama Tiongkok.)", "question_text": "Dari mana asal kata Tiongkok ?", "answers": [{"text": "dialek Hokkian", "start_byte": 111, "limit_byte": 125}]} {"id": "9165582403521541299-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Secara geografis, Bali terletak di antara Pulau Jawa dan Pulau Lombok. Mayoritas penduduk Bali adalah pemeluk agama Hindu. Di dunia, Bali terkenal sebagai tujuan pariwisata dengan keunikan berbagai hasil seni-budayanya, khususnya bagi para wisatawan Jepang dan Australia. Bali juga dikenal dengan julukan Pulau Dewata dan Pulau Seribu Pura.", "question_text": "Apa mayoritas agama yang dianut di pulau Bali ?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 116, "limit_byte": 121}]} {"id": "4025247470210165851-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Sel ?", "answers": [{"text": "kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup", "start_byte": 28, "limit_byte": 125}]} {"id": "-5144736730810872789-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abu Bakar Ash-Shiddiq", "passage_text": "'Abdullah bin Abu Quhafah (Arabic: عبد الله بن أبي قحافة‎; 572 – 23 Agustus 634/21 Jumadil Akhir 13 H) atau yang lebih dikenal dengan Abu Bakar Ash-Shiddiq (Arabic: أبو بكر الصديق‎), adalah salah satu pemeluk Islam awal, salah satu sahabat utama Nabi, dan khalifah pertama sepeninggal Nabi Muhammad mangkat. Melalui putrinya, 'Aisyah, Abu Bakar merupakan ayah mertua Nabi Muhammad. Ash-Shiddiq yang merupakan julukan Nabi Muhammad kepada Abu Bakar merupakan salah satu gelar yang paling melekat padanya. Bersama ketiga penerusnya, Abu Bakar dimasukkan ke dalam kelompok Khulafaur Rasyidin.", "question_text": "kapankah Abu Bakar Ash-Shiddiq dilahirkan?", "answers": [{"text": "‎; 572", "start_byte": 73, "limit_byte": 81}]} {"id": "7736563229579661643-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tumbuhan berkeping biji tunggal", "passage_text": "Tumbuhan bijinya berkeping tunggal (atau monokotil) adalah salah satu dari dua kelompok besar tumbuhan berbunga yang secara klasik diajarkan; kelompok yang lain adalah tumbuhan bijinya berkeping dua atau dikotil. Ciri monokotil yang paling khas adalah bijinya tunggal karena hanya memiliki satu daun lembaga,berakar serabut, daun berseling, tumbuhan biji berkeping satu, tulang daun sejajar dan berbentuk pita . Kelompok ini diakui sebagai takson (sebagai kelas maupun subkelas) dalam berbagai sistem klasifikasi tumbuhan dan mendapat berbagai nama, seperti Monocotyledoneae, Liliopsida, dan Liliidae.", "question_text": "Apa itu tumbuhan monokotil?", "answers": [{"text": "Tumbuhan bijinya berkeping tunggal", "start_byte": 0, "limit_byte": 34}]} {"id": "2691080314019409166-6", "language": "indonesian", "document_title": "Jurnalisme sastra", "passage_text": "Kemudian, media lain mulai mengikuti Tempo. Ketidakraguan Tempo dalam mengadopsi “jurnalistik baru” ini disebabkan karena para awak Tempo didominasi oleh sastrawan. Sehingga apa yang mereka tulis dan laporkan, ikut terpengaruh gaya sastra. Mereka adalah Goenawan Mohamad, Putu Wijaya, Eka Budianta, Fikri Jufri, Lelila Chudori, dan Bondan Winarno serta kolumnis lainnya yang juga merupakan jurnalis-sastrawan.", "question_text": "siapakah pelopor Jurnalisme sastra di indonesia?", "answers": [{"text": "Goenawan Mohamad, Putu Wijaya, Eka Budianta, Fikri Jufri, Lelila Chudori, dan Bondan Winarno", "start_byte": 258, "limit_byte": 350}]} {"id": "-4169283672197400235-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sampuraga", "passage_text": "\nSampuraga adalah sebuah cerita rakyat dengan beberapa versi, versi pertama berasal dari kisah nama tokoh cerita dari suku Dayak Tomun yang berasal daerah Kabupaten Lamandau Provinsi Kalimantan Tengah, Indonesia, di Lamandau Legenda Bukit Sampuraga bercerita tentang seorang anak yang durhaka pada ibunya dan karena itu dikutuk menjadi bukit batu. Sebuah bukit yang mirip reruntuhan kapal yang telah membatu di desa Karang Besi, Kabupaten Lamandau, tepatnya 2 kilometer dari tepian sungai Belantikan, dinamai menurut legenda ini. Bukit Sampuraga, demikian nama objek wisata Pemerintah Kabupaten Lamandau tersebut, diyakini memiliki bagian dek dan layar kapal Sampuraga.", "question_text": "Darimana kisah Sampuraga berasal?", "answers": [{"text": "Kabupaten Lamandau Provinsi Kalimantan Tengah", "start_byte": 155, "limit_byte": 200}]} {"id": "-4212887922318702808-0", "language": "indonesian", "document_title": "Eskatologi Kristen", "passage_text": "Eskatologi Kristen adalah studi mengenai nasib akhir umat manusia pada akhir zaman dari sudut pandang Kekristenan sesuai dengan apa yang dinyatakan oleh Alkitab yang sebagai sumber utama dalam penelitian. Kata \"eskatologi\" sendiri berasal dari dua kata dalam bahasa Yunani, ἔσχατος yang berarti \"akhir\"; dan λογία, yang berarti \"studi\".", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan eskatologi Kristen?", "answers": [{"text": "studi mengenai nasib akhir umat manusia pada akhir zaman dari sudut pandang Kekristenan sesuai dengan apa yang dinyatakan oleh Alkitab yang sebagai sumber utama dalam penelitian", "start_byte": 26, "limit_byte": 203}]} {"id": "6375587479712747332-0", "language": "indonesian", "document_title": "RoIP", "passage_text": "RoIP (singkatan dari Radio Over Internet Protocol) adalah sebuah teknologi sistem radio yang menggunakan standar Voice over IP (VoIP) dan bekerja melalui perangkat lunak maupun keras . RoIP memungkinkan adanya multi komunikasi dengan banyak frekuensi serta terhubung dengan perangkat komunikasi. Berbeda dengan sistem komunikasi dua arah seperti telepon, RoIP memiliki stasiun pangkalan yang secara fungsional mengirimkan sinyal kepada seluruh pengakses RoIP. Repeater radio amatir dapat menangkap sinyal dan mengirimkan radio yang tidak hanya terbatas pada wilayah tertentu. RoIP mentransmisi sinyal-sinyal yang secara spesifik untuk aplikasi sistem Land Mobile Radio (LMR) seperti Push-To-Talk (PTT).", "question_text": "Apa kepanjangan dari RoIP?", "answers": [{"text": "Radio Over Internet Protocol", "start_byte": 21, "limit_byte": 49}]} {"id": "-6598761987633545438-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pan American World Airways", "passage_text": "Didirikan pada 14 Maret 1927, sebagai maskapai pembawa surat dari Florida, Miami, dan Havana, oleh Major Henry H. \"Hap\" Arnold dan kawan-kawan.[1]. Pada era 1930an dan 1940an ini Pan Am berkembang pesat, baik dari segi rute maupun armadanya. Jaringan rute-rutenya saat itu sudah mencapai Amerika Selatan, Eropa, dan Asia. Pan Am saat itu juga telah melayani penerbangan penumpang. Salah satu kunci sukses Pan Am saat itu adalah kru (baik kru udara maupun kru darat) yang sangat terlatih, bahkan dengan standar saat itu, baik untuk penerbangan maupun keperluan lainnya di darat (perawatan, navigasi, dan sebagainya). Armadanya saat itu sudah mencakup Boeing 314 dan Boeing 307 Stratoliner. Pada Perang Dunia Kedua, pesawat-pesawat Pan Am digunakan oleh militer, dan krunya pun menerbangkan pesawat-pesawat itu untuk keperluan militer.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Pan American World Airways ?", "answers": [{"text": "Henry H. \"Hap\" Arnold dan kawan-kawan", "start_byte": 105, "limit_byte": 142}]} {"id": "-3956732223560568949-0", "language": "indonesian", "document_title": "Babilonia", "passage_text": "Babilonia (1696 – 1654 SM) atau Babel dinamai sesuai dengan ibukotanya, Babilon, adalah negara kuno yang terletak di selatan Mesopotamia (sekarang Irak), di wilayah Sumeria dan Akkadia. Babel pertama disebut dalam sebuah tablet dari masa pemerintahan Sargon dari Akkadia, dari abad ke-23 SM.", "question_text": "Dimanakah letak Babilonia ?", "answers": [{"text": "selatan Mesopotamia (sekarang Irak), di wilayah Sumeria dan Akkadia", "start_byte": 119, "limit_byte": 186}]} {"id": "1289809215476287355-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pokémon", "passage_text": "Pokémon(ポケモン,Pokemon, /ˈpoʊkeɪmɒn/[2][3]) adalah salah satu waralaba media yang dimiliki oleh perusahaan permainan video Nintendo dan diciptakan oleh Satoshi Tajiri pada 1995. Pada mulanya, Pokémon adalah seri permainan video yang identik dengan konsol Game Boy. Pokémon merupakan permainan video tersukses kedua di dunia setelah serial Mario yang juga diciptakan oleh Nintendo.[4] Sementara bila dibandingkan dengan yang lain, Pokémon merupakan serial waralaba terlaris ketiga di dunia setelah James Bond (karya Ian Fleming) dan Transformers (karya Hasbro), yang masih terus berjalan dan diperbaharui sesuai perjalanan zaman. Waralaba Pokémon sendiri muncul dalam beragam bentuk, yaitu permainan video, anime, manga, trading cards, buku, mainan, dan masih banyak lagi. Waralaba media ini merayakan ulang tahunnya yang ke sepuluh pada tanggal 27 Februari 2006. Dan pada 23 April 2008, omzet penjualan permainan video Pokémon telah mencapai 180 juta kopi[5], melebihi penjualan permainan video Transformers.", "question_text": "siapakah pencipta serial Pokémon ?", "answers": [{"text": "Satoshi Tajiri", "start_byte": 163, "limit_byte": 177}]} {"id": "-268881230287934875-7", "language": "indonesian", "document_title": "Hepatitis B", "passage_text": "Pada umumnya, gejala penyakit Hepatitis B ringan. Gejala tersebut dapat berupa selera makan hilang, rasa tidak enak di perut, mual sampai muntah, demam ringan, kadang-kadang disertai nyeri sendi dan bengkak pada perut kanan atas. Setelah satu minggu akan timbul gejala utama seperti bagian putih pada mata tampak kuning, kulit seluruh tubuh tampak kuning dan air seni berwarna seperti teh.[11]", "question_text": "Apa ciri utama pengidap Hepatitis B?", "answers": [{"text": "bagian putih pada mata tampak kuning, kulit seluruh tubuh tampak kuning dan air seni berwarna seperti teh", "start_byte": 283, "limit_byte": 388}]} {"id": "-8990684376038396627-15", "language": "indonesian", "document_title": "Detasemen Bravo 90", "passage_text": "Pada tahun 2009, Detasemen Bravo-90 direncanakan telah menempati markas barunya seluas hektare di daerah Rumpin, Bogor. Daerah ini dinilai sangat strategis karena dekat dengan dua lanud utama TNI AU yaitu Lanud Atang Sanjaya, Bogor dan Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta sehingga mudah untuk menggerakkan pasukan keseluruh wilayah Indonesia. Daerah ini juga memiliki akses yang cepat ke pusat pemerintahan (khususnya Istana Negara Jakarta dan Istana Negara Bogor, Gedung MPR-DPR serta Markas Besar TNI di Cilangkap) maupun dengan pintu gerbang negara di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Tangerang. Selain itu Den Bravo-90 juga direncanakan untuk dapat melindungi Pusat Pengembangan dan Pengkajian Iptek (Puspiptek) milik BPPT dan fasilitas LAPAN di daerah Serpong, Tangerang.", "question_text": "Dimana markas Satuan Bravo 90?", "answers": [{"text": "Rumpin, Bogor", "start_byte": 105, "limit_byte": 118}]} {"id": "4606411577580094000-0", "language": "indonesian", "document_title": "Natal", "passage_text": "Natal (dari bahasa Portugis yang berarti \"kelahiran\") adalah hari raya umat Kristen yang diperingati setiap tahun oleh umat Kristiani pada tanggal 25 Desember untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus. Natal dirayakan dalam kebaktian malam pada tanggal 24 Desember; dan kebaktian pagi tanggal 25 Desember. Beberapa gereja Ortodoks merayakan Natal pada tanggal 6 Januari (lihat pula Epifani).", "question_text": "kapankah hari Natal dirayakan?", "answers": [{"text": "25 Desember", "start_byte": 147, "limit_byte": 158}]} {"id": "3210187416951516926-31", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Dinasti Qing (清朝, 1644–1911) didirikan menyusul kekalahan Dinasti Ming, dinasti terakhir Han Tiongkok, oleh suku Manchu (滿族,满族) dari sebelah timur laut Tiongkok pada tahun 1644. Dinasti ini merupakan dinasti feodal terakhir yang memerintah Tiongkok. Diperkirakan sekitar 25 juta penduduk tewas dalam periode penaklukan Manchu atas Dinasti Ming (1616-1644).[32] Bangsa Manchu kemudian mengadopsi nilai-nilai Konfusianisme dalam pemerintahan mereka, sebagaimana tradisi yang dilaksanakan oleh pemerintahan dinasti-dinasti Han sebelumnya.", "question_text": "Dimanakah pusat pemerintahan dinasti Qing ?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 256, "limit_byte": 264}]} {"id": "8859258468457139184-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hidrogen", "passage_text": "\nHidrogen (Latin: hydrogenium, dari bahasa Yunani: hydro: air, genes: membentuk) adalah unsur kimia pada tabel periodik yang memiliki simbol H dan nomor atom 1. Pada suhu dan tekanan standar, hidrogen tidak berwarna, tidak berbau, bersifat non-logam, bervalensi tunggal, dan merupakan gas diatomik yang sangat mudah terbakar. Dengan massa atom 1,00794 amu[n 1], hidrogen adalah unsur teringan di dunia.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan hidrogen?", "answers": [{"text": "unsur kimia pada tabel periodik yang memiliki simbol H dan nomor atom 1", "start_byte": 88, "limit_byte": 159}]} {"id": "3422106570900368367-4", "language": "indonesian", "document_title": "Ahmad Fahmi Zamzam", "passage_text": "Pada tahun 1985 ia kembali ke India untuk menyelesaikan pelajarannya pada tingkat sarjana (MA) dalam bidang Dak­wah dan Sastra Arab yang diselesaikan­nya tahun 1987.", "question_text": "Apakah pendidikan tertinggi Abu Ali Al-Ban­jari An-Nadwi Al-Maliki?", "answers": [{"text": "sarjana (MA) dalam bidang Dak­wah dan Sastra Arab", "start_byte": 82, "limit_byte": 132}]} {"id": "6453338618112030941-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sinagoge", "passage_text": "\n\nSinagoga atau Kanisah[1] (English: Synagogue) adalah nama tempat beribadah orang Yahudi.[2] Di dalam bahasa aslinya (bahasa Yunani: συναγωγή, synagogē atau sunagogē, berarti \"perkumpulan\"; bahasa Perancis/English: synagogue) terdiri dari kata Yunani συν (syn, = bersama), dan αγωγή agogé, belajar atau pendidikan, sinagoga memiliki arti \"belajar bersama\" selain berkumpul bersama.[2] Kata tersebut merupakan terjemahan dari kata Ibrani, eda, yang berarti jemaah, sehingga pengertian sinagoga yang sebenarnya bukanlah suatu tempat atau gedung tertentu melainkan persekutuan.[3] Sinagoga, bersama gerakan yudaisme rabinik, memiliki peran penting dalam membentuk pola keagamaan Yahudi hingga kini, khususnya setelah Bait Suci yang menjadi pusat peribadah umat Yahudi hancur pada tahun 70 M.[4] Selain itu, sinagoga juga diduga membawa pengaruh besar terhadap pola ibadah umat Kristen dan Islam melalui penggunaan gereja dan masjid.[4][5]", "question_text": "Apakah nama tempat ibadah Yahudi ?", "answers": [{"text": "Sinagoga", "start_byte": 2, "limit_byte": 10}]} {"id": "-6041889186095500440-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reaksi kimia", "passage_text": "Reaksi kimia adalah suatu proses alam yang selalu menghasilkan antarubahan senyawa kimia.[1] Senyawa ataupun senyawa-senyawa awal yang terlibat dalam reaksi disebut sebagai reaktan. Reaksi kimia biasanya dikarakterisasikan dengan perubahan kimiawi, dan akan menghasilkan satu atau lebih produk yang biasanya memiliki ciri-ciri yang berbeda dari reaktan. Secara klasik, reaksi kimia melibatkan perubahan yang melibatkan pergerakan elektron dalam pembentukan dan pemutusan ikatan kimia, walaupun pada dasarnya konsep umum reaksi kimia juga dapat diterapkan pada transformasi partikel-partikel elementer seperti pada reaksi nuklir.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan proses kimia ?", "answers": [{"text": "suatu proses alam yang selalu menghasilkan antarubahan senyawa kimia", "start_byte": 20, "limit_byte": 88}]} {"id": "-4676543423307157095-10", "language": "indonesian", "document_title": "Pembubaran Uni Soviet", "passage_text": "Pertikaian di antara negara-negara anggota Pakta Warsawa dan ketidakstabilan dari sekutu-sekutu baratnya, yang pertama-tama diperlihatkan oleh bangkitnya Lech Wałęsa pada 1980 ke tampuk pimpinan serikat buruh Solidaritas berlangsung cepat, sehingga membuat Uni Soviet tidak mampu mengandalkan negara-negara satelitnya untuk melindungi perbatasannya, sebagai negara-negara peredam. Pada 1989, Moskwa sudah meninggalkan Doktrin Brezhnev dan lebih memilih kebijakan non-intervensi dalam urusan-urusan dalam negeri sekutu-sekutu Eropa Timurnya, yang dengan fatal membuat rezim-rezim Eropa Timur kehilangan jaminan bantuan dan intervensi Soviet apabila mereka menghadapi pemerontakan rakyatnya. Perlahan-lahan, masing-masing negara Pakta Warsawa menyaksikan pemerintahan Komunis mereka kalah dalam pemilihan-pemilihan umum, dan dalam kasus Rumania, munculnya suatu pemberontakan dengan kekerasan. Pada 1991, pemerintahan-pemerintahan komunis Bulgaria, Cekoslowakia, Jerman Timur, Hongaria, Polandia dan Rumania yang dipaksakan setelah Perang Dunia II runtuh sementara revolusi melanda Eropa Timur.", "question_text": "tahun berapakah kah soviet union terpecah?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 899, "limit_byte": 903}]} {"id": "-3197541426131053380-1", "language": "indonesian", "document_title": "Osamu Dazai", "passage_text": "Dimulai dari novel perdana pada tahun 1933, novel Gyakkō (Regression) dicalonkan sebagai penerima Penghargaan Akutagawa 1935. Tsugaru, Otogizōshi, Hashire Merosu (Run, Melos!), Shayō (The Setting Sun), dan Ningen Shikkaku (No Longer Human) termasuk di antara adikarya Osamu Dazai. Ketiga karya yang disebut terakhir sudah diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris pada pertengahan 1950-an.", "question_text": "Apakah novel pertama karya Osamu Dazai?", "answers": [{"text": "Gyakkō", "start_byte": 50, "limit_byte": 57}]} {"id": "-5772310605487466498-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nurul Taufiqu", "passage_text": "Prof. Dr. Nurul Taufiqu Rochman Bekerja di Pusat Penelitian Fisika-LIPI sejak 1989 dan menjadi Kepala Bidang Sarana Penelitian, Pusat Penelitian Metalurgi-LIPI pada 2010, kemudian menjadi Kepala Pusat Inovasi sejak Januari 2014 hingga 30 April 2018 dan kembali menjadi Peneliti Utama (Profesor Riset) sejak 1 Mei 2018. Tugas belajar ke Jepang sejak tahun 1990 melalui Program Pak Habibie (STMPD II: Science and Technology Man Power Development Program). Lulus dari Kagoshima University, Jepang untuk S1, S2, S3 dalam bidang Ilmu Material dan Rekayasa Produksi. Pada tahun 2000, bekerja di Industri Jepang sebagai konsultan R & D selama 1 tahun dan Pusat Penelitian Daerah sebagai peneliti istimewa selama 3 tahun. Menjadi Advisor pada Proyek Konsorsium Daerah di Khusyu tahun 2002-2003. Telah mempublikasikan 15 Paten (5 diantaranya terpilih dalam buku 100(x) Inovasi Indonesia) dan Hak Cipta (di antaranya 1 Paten Jepang yang telah di-granted dan diterapkan di Perusahaan Kyushu Tabuchi sejak 2003) dan lebih dari 100 publikasi dan pemakalah internasional dan 180 publikasi dan pemakalah nasional. Mendapat Penghargaan Hatakeyama Award sebagai mahasiswa terbaik dan Fuji Sankei Award sebagai peneliti terbaik tahun 1995. Setelah pulang, pada 2004 mendapat penghargaan dari LIPI sebagai Peneliti Muda Terbaik dan Penghargaan dari Persatuan Insinyur Indonesia (Adhidarma Profesi) tahun 2005 dan The Best Innovation and Idea Award dari Majalah SWA. Delegasi Indonesia untuk menghadiri pertemuan Pemenang Nobel di Lindau Jerman, 2005. Tahun 2009 memperoleh perhargaan ITSF-Science and Technology Award dari Industri Toray Indonesia sebagai Outstanding Scientist dan Ganesha Widya Adiutama dari ITB pada Dies Natalis ke-50 serta menerima Habibie Award di bidang Ilmu Rekayasa 11 November 2009. Pada 2010, Prof. Dr. Nurul menerima penghargaan Inovasi Award I pada ulang tahun HKI ke-10 sedunia yang diselenggarakan oleh Dirjen HKI, Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Prof. Dr. Nurul mendapat anugerah iptek Widyasilpawijana, sebagai Duta IPTEK pada Hakteknas dari Kementrian Riset dan Teknologi, Puspiptek, Serpong pada 2011 dan AKIL (Anugerah Kekayaan Intelektual Luar Biasa) dari Mendiknas pada 2012. Pada 2014 mendapat Anugerah BJ Habibie Technology Award dari Kepala BPPT atas Karya Nyata di Bidang Penerapan Teknologi industri dan mendapat Medali WIPO katagori Inventor dari World Intelectual Property Organization, Jeneva pada 2016. Pada Juli 2011 Prof. Dr. Nurul menyelesaikan kembali Program Doktor pada Bidang Manajemen dan Bisnis di Institut Pertanian Bogor dan menjadi ketua Masyarakat Nano Indonesia 2005-2017.", "question_text": "Apakah pendidikan terakhir Prof. Dr. Nurul Taufiqu Rochman?", "answers": [{"text": "Doktor", "start_byte": 2500, "limit_byte": 2506}]} {"id": "6388325542586517053-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monastisisme", "passage_text": "Monastisisme (Bahasa Yunani μοναχός, monakos, dari akar kata μονός, Monos, sendiri), adalah praktik keagamaan berupa tindakan menafikan segala hasrat keduniawian dengan maksud membaktikan hidup semata-mata bagi kegiatan kerohanian.", "question_text": "Dari mana asal kata Monastisisme?", "answers": [{"text": "Bahasa Yunani", "start_byte": 14, "limit_byte": 27}]} {"id": "-1338572017587239169-11", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Padang", "passage_text": "\n\nKota Padang terletak di pantai barat pulau Sumatera, dengan luas keseluruhan 694,96km² atau setara dengan 1,65% dari luas provinsi Sumatera Barat.[27] Lebih dari 60% dari luas Kota Padang berupa perbukitan yang ditutupi oleh hutan lindung. Hanya sekitar 205,007km² wilayah yang merupakan daerah efektif perkotaan.[28] Daerah perbukitan membentang di bagian timur dan selatan kota. Bukit-bukit yang terkenal di Kota Padang di antaranya adalah Bukit Lampu, Gunung Padang, Bukit Gado-Gado, dan Bukit Pegambiran. Kota Padang memiliki garis pantai sepanjang 68,126km di daratan Sumatera. Selain itu, terdapat pula 19 buah pulau kecil, di antaranya yaitu Pulau Sikuai dengan luas 4,4 ha di Kecamatan Bungus Teluk Kabung, Pulau Toran seluas 25 ha dan Pulau Pisang Gadang di Kecamatan Padang Selatan.[29][30]", "question_text": "berapakah luas kota Padang?", "answers": [{"text": "694,96km²", "start_byte": 79, "limit_byte": 89}]} {"id": "-8099553285271987094-3", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Lahir pada tahun 570 M di Mekkah, Muhammad melewati masa kecil sebagai yatim piatu. Muhammad dibesarkan di bawah asuhan kakeknya Abdul Muthalib kemudian pamannya Abu Thalib. Beranjak remaja, Muhammad bekerja sebagai pedagang. Muhammad kadang-kadang mengasingkan diri ke gua sebuah bukit hingga bermalam-malam untuk merenung dan berdoa. Diriwayatkan dalam usia ke-40, Muhammad didatangi Malaikat Jibril dan menerima wahyu pertama dari Allah.[5] Tiga tahun setelah wahyu pertama, Muhammad mulai berdakwah secara terbuka,[6] menyatakan keesaan Allah dalam bentuk penyerahan diri melalui Islam sebagai agama yang benar dan meninggalkan sesembahan selain Allah. Muhammad menerima wahyu berangsur-angsur hingga kematiannya.[7] Praktik atau amalan Muhammad diriwayatkan dalam hadis, dirujuk oleh umat Islam sebagai sumber hukum Islam bersama Al-Quran.", "question_text": "umur berapakah Nabi Muhammad SAW menerima wahyu pertama kali?", "answers": [{"text": "40", "start_byte": 363, "limit_byte": 365}]} {"id": "-5789570472273617790-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kode area dunia", "passage_text": "401 - Albania\n402 - Andorra\n403 - Austria\n405 - Armenia\n407 - Azerbaijan\n409 - Belgia\n410 - Bosnia dan Herzegovina\n411 - Bulgaria\n413 - Belarus\n415 - Kroasia\n418 - Republik Ceko\n419 - Denmark\n422 - Estonia\n425 - Finlandia\n427 - Perancis\n429 - Jerman\n431 - Gibraltar (Britania Raya)\n432 - Georgia\n433 - Yunani\n437 - Hungaria\n439 - Islandia\n441 - Irlandia\n450 - Italia\n451 - Latvia\n452 - Lithuania\n453 - Liechtenstein\n454 - Luxembourg\n455 - Makedonia\n456 - Malta\n457 - Moldova\n458 - Monako\n459 - Montenegro\n461 - Belanda\n465 - Norwegia\n467 - Polandia\n469 - Portugal\n473 - Rumania\n475 - Rusia (bagian Eropa)\n479 - San Marino\n480 - Serbia\n481 - Slovenia\n482 - Spanyol\n483 - Slowakia\n484 - Swedia\n486 - Swiss\n488 - Ukrania\n493 - Britania Raya (termasuk Inggris, Skotlandia, Wales dan Irlandia Utara)", "question_text": "Berapakah kode telepon Ceko ?", "answers": [{"text": "418", "start_byte": 158, "limit_byte": 161}]} {"id": "3269589371373020629-1", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter dan Batu Bertuah", "passage_text": "Judul aslinya dalam bahasa Inggris adalah Harry Potter and the Philosopher's Stone atau Harry Potter and the Sorcerer's Stone di Amerika Serikat. Buku ini pertama kali diterbitkan pada 26 Juni 1997 di London oleh Bloomsbury. Mengikuti suksesnya seri ini, sudah dibuat pula film dan game-nya.", "question_text": "kapankah buku Harry Potter pertama dirilis?", "answers": [{"text": "26 Juni 1997", "start_byte": 185, "limit_byte": 197}]} {"id": "3834651631495916448-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alexis Carrel", "passage_text": "\nAlexis Carrel (28 Juni 1873-1944) ialah dokter bedah inovatif yang penelitiannya dengan transplantasi dan perbaikan organ tubuh menimbulkan perkembangan bidang pembedahan dan seni biakan jaringan. Pemikir orisinal dan kreatif, Carrel merupakan orang pertama yang mengembangkan teknik sukses menjahit pembuluh darah bersama. Untuk karyanya dalam penjahitan pembuluh darah dan transplantasi organ pada hewan, ia menerima Hadiah Nobel Fisiologi atau Kedokteran 1912. Karya Carrel dengan biakan jaringan juga memberi sumbangan berarti pada pengertian virus dan preparat vaksin. Anggota Institut Rockefeller untuk Riset Medis selama 33 tahun, Carrel merupakan ilmuwan pertama yang bekerja di Amerika Serikat menerima Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran.", "question_text": "Kapan dokter Alexis Carrel lahir ?", "answers": [{"text": "28 Juni 1873", "start_byte": 16, "limit_byte": 28}]} {"id": "7674266253313680402-2", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Revolusi Februari yang bergolak di Rusia pada tahun 1917 menyebabkan runtuhnya Kekaisaran Rusia. Penerusnya, Pemerintahan Sementara Rusia, hanya bertahan hingga digulingkan melalui Revolusi Oktober pada tahun yang sama. Setelah kaum Bolshevik menang dalam Perang Sipil Rusia pascarevolusi, Uni Soviet didirikan pada tanggal 30 Desember 1922 dengan anggota RSFS Rusia, RSFS Transkaukasia, RSS Ukraina, dan RSS Byelorusia.", "question_text": "Kapan Uni Soviet didirikan?", "answers": [{"text": "30 Desember 1922", "start_byte": 324, "limit_byte": 340}]} {"id": "1879968472114222952-40", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "Dalam sejarahnya, banyak orang melakukan penelitian kristis mengenai sejarah dan isi Alkitab, dengan berbagai motivasi. Ada yang meneliti untuk mengetahui lebih mendalam mengenai tujuan dan proses penulisannya, ada pula yang sebenarnya bertujuan untuk menemukan sanggahan keabsahan penggunaan Alkitab sebagai kitab suci. Jesus Seminar, misalnya, adalah sekelompok ahli yang mempertanyakan dan memperdebatkan perkataan-perkataan dan tindakan tercatat Yesus dan melakukan pemungutan suara untuk menentukan sejauh apa mereka dapat mempercayai pernyataan-pernyataan di dalam Injil.[30] Di samping itu, ada sejumlah kritikus Alkitab mengindikasikan bahwa catatan tentang Yesus telah ditambah-tambahi melalui tradisi oral turun-temurun dan tidak dituliskan hingga sepeninggal para rasul, sehingga para kritikus tersebut mempertanyakan keakuratan penggambaran sosok Yesus yang sesungguhnya.", "question_text": "Apakah kitab agama kristen ?", "answers": [{"text": "Alkitab", "start_byte": 293, "limit_byte": 300}]} {"id": "7681353783838266001-0", "language": "indonesian", "document_title": "Urbanisasi", "passage_text": "Urbanisasi mengacu pada pergeseran populasi dari daerah pedesaan ke perkotaan, \"peningkatan bertahap jumlah orang yang tinggal di daerah perkotaan\", dan cara-cara di mana setiap masyarakat menyesuaikan diri dengan perubahan ini.[1] Hal ini secara khusus merujuk kepada proses di mana kota-kota yang terbentuk menjadi lebih besar karena lebih banyak orang mulai tinggal dan bekerja di daerah tersebut.[2] Perserikatan Bangsa-Bangsa memproyeksikan bahwa setengah dari populasi dunia akan tinggal di daerah perkotaan pada akhir tahun 2008.[3] Diperkirakan pada tahun 2050, sekitar 64% negara berkembang dan 86% negara maju akan mengalami urbanisasi.[4] Itu setara dengan sekitar 3 miliar warga kota pada 2050, yang sebagian besar akan terjadi di Afrika dan Asia.[5] Khususnya, Perserikatan Bangsa-Bangsa juga baru-baru ini memproyeksikan bahwa hampir semua pertumbuhan populasi global dari tahun 2017 sampai 2030 akan diserap oleh kota-kota, sekitar 1,1 miliar orang baru perkotaan selama 13 tahun ke depan.[6]", "question_text": "Apa definisi dari Urbanisasi ?", "answers": [{"text": "mengacu pada pergeseran populasi dari daerah pedesaan ke perkotaan, \"peningkatan bertahap jumlah orang yang tinggal di daerah perkotaan\", dan cara-cara di mana setiap masyarakat menyesuaikan diri dengan perubahan ini", "start_byte": 11, "limit_byte": 227}]} {"id": "1152558189704720209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orbit", "passage_text": " Dalam fisika, suatu Orbit atau Garis edar adalah jalur yang dilalui oleh objek, di sekitar objek lainnya, di dalam pengaruh dari gaya gravitasi. Gravitasi melengkungkan ruang layaknya bola melengkungkan karet dan membuat benda di sekitarnya bergerak lurus di area lingkaran. Orbit pertama kali dianalisis secara matematis oleh Johannes Kepler yang merumuskan hasil perhitungannya dalam hukum Kepler tentang gerak planet. Dia menemukan bahwa orbit dari planet dalam tata surya kita adalah berbentuk elips dan bukan lingkaran atau episiklus seperti yang semula dipercaya.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan garis orbit ?", "answers": [{"text": "jalur yang dilalui oleh objek, di sekitar objek lainnya, di dalam pengaruh dari gaya gravitasi", "start_byte": 50, "limit_byte": 144}]} {"id": "8420648646643636888-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guangzhou", "passage_text": "Guangzhou (Hanzi tradisional: 廣州; Hanzi sederhana: 广州; pinyin: Guǎngzhōu; Wade-Giles: Kuang-chou; Jyutping: Gwong2zau1; Yale: Gwóngjaū; transliterasi Indonesia: Kuangcou) ialah kota terbesar di Cina selatan dan ibukota Provinsi Guangdong. Guangzhou merupakan kota terbesar di dunia di awal abad ke-19. Penduduknya yang berpendidikan tinggi selalu aktif dalam kegiatan politik, terlibat dalam Kebangkitan Kanton 1911 yang mengarah pada Revolusi China menentang Dinasti Manchu.", "question_text": "Apakah nama kota terbesar di China ?", "answers": [{"text": "Guangzhou", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-3446394095605901952-2", "language": "indonesian", "document_title": "Katie Couric", "passage_text": "Couric dilahirkan di Arlington, Virginia. Ayahnya bernama John Martin Couric Jr., seorang pejabat hubungan masyarakat dan redaktur dalam harian The Atlanta Journal-Constitution dan United Press, Washington, D.C.. Ibunya seorang ibu rumah tangga dan penulis paruh waktu bernama Dersima Hene.[1] Walaupun ibunya adalah seorang Yahudi[2], Katie dibesarkan sebagai seorang Presbiterian.[3] Kakek dan nenek dari pihak ibu, Berthold B. Hene dan Clara L. Froshin adalah imigran Yahudi dari Jerman.[4] Dalam laporan Couric untuk acara Today, ia melacak leluhur dari pihak ayah yang ternyata seorang yatim piatu Perancis yang beremigrasi ke Amerika pada abad ke-19. Di Amerika, leluhurnya sukses sebagai pialang bisnis kapas.", "question_text": "Kapan Katherine Anne lahir ?", "answers": [{"text": "Arlington, Virginia", "start_byte": 21, "limit_byte": 40}]} {"id": "1642945697101974741-27", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan", "passage_text": "\n\nPulau Kalimantan terletak di sebelah utara pulau Jawa, sebelah timur Selat Melaka, sebelah barat pulau Sulawesi dan sebelah selatan Filipina. Luas pulau Kalimantan adalah 743.330km².", "question_text": "berapakah luas pulau Kalimantan?", "answers": [{"text": "743.330km²", "start_byte": 173, "limit_byte": 184}]} {"id": "6611809190917947084-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Tionghoa", "passage_text": "Sekitar 1/5 penduduk dunia menggunakan salah satu bentuk bahasa Tionghoa sebagai penutur asli, maka jika dianggap satu bahasa, bahasa Tionghoa merupakan bahasa dengan jumlah penutur asli terbanyak di dunia. Bahasa Tionghoa (dituturkan dalam bentuk standarnya, Mandarin) adalah bahasa resmi Tiongkok dan Taiwan, salah satu dari empat bahasa resmi Singapura, dan salah satu dari enam bahasa resmi PBB.", "question_text": "Apakah bahasa masyarakat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Bahasa Tionghoa", "start_byte": 207, "limit_byte": 222}]} {"id": "7156219770282630542-0", "language": "indonesian", "document_title": "Putrajaya", "passage_text": "Putrajaya adalah pusat administrasi Malaysia yang menggantikan posisi Kuala Lumpur. Didirikan pada 19 Oktober 1995, namanya diambil dari nama Perdana Menteri Malaysia yang pertama, Tunku Abdul Rahman Putra dan juga menjadi wilayah persekutuan Malaysia yang ketiga (2 wilayah lainnya adalah Kuala Lumpur dan Labuan).", "question_text": "Dimanakah letak pusat pemerintahan Malaysia ?", "answers": [{"text": "Putrajaya", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-3160870892066922321-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "3963541632492275816-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeboman Masjid Al-Rawdah", "passage_text": "\nPengeboman Masjid Al-Rawdah adalah tindakan terorisme yang terjadi di Masjid Al-Rawdah, di daerah Bir al-Abed, Sinai Utara, Mesir. Peristiwa tersebut terjadi setelah umat Islam melaksanakan shalat Jumat pada 24 Nopember 2017. ISIS diyakini sebagai kelompok yang paling bertanggung jawab atas peristiwa tersebut. Menurut keterangan dari pemimpin milisi Bedouin yang berperang melawan ISIS peristiwa pengeboman dilatarbelakangi karena ISIS, seperti kelompok Salafi menilai bahwa sufi adalah suatu bid'ah dan percaya orang-orang Kudus sedangkan masjid Al-Rawdah adalah masjid tempat berkumpulnya para penganut sufi.[1]", "question_text": "Kapan Pengeboman Masjid Al-Rawdah terjadi ?", "answers": [{"text": "24 Nopember 2017", "start_byte": 209, "limit_byte": 225}]} {"id": "8713776476074749103-6", "language": "indonesian", "document_title": "Sepatnunggal, Majenang, Cilacap", "passage_text": "Bahasa sehari-hari (Bahasa Ibu) mereka adalah Bahasa Sunda dengan logat agak kasar dan banyak kosakata yang berbeda(dibanding dengan Bahasa Sunda Tasik Malaya atau Garut). Tidak ada yang tahu sejak kapan dan kenapa terjadi perbedaan berbahasa Sunda di daerah ini dengan daerah Kota-kota di Jawa Bagian Barat. Dan perlu diketahui bahwa—mungkin agak aneh—di setiap desa yang sekadar bertetanggapun mempunyai logatnya masing-masing.", "question_text": "Apakah bahasa masyarakat desa Sepatnunggal?", "answers": [{"text": "Sunda", "start_byte": 53, "limit_byte": 58}]} {"id": "-4450883132423292274-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cultuurstelsel", "passage_text": "\nCultuurstelsel (harfiah: Sistem Kultivasi atau secara kurang tepat diterjemahkan sebagai Sistem Budi Daya) yang oleh sejarawan Indonesia disebut sebagai Sistem Tanam Paksa, adalah peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum (nila). Hasil tanaman ini akan dijual kepada pemerintah kolonial dengan harga yang sudah dipastikan dan hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Penduduk desa yang tidak memiliki tanah harus bekerja 75 hari dalam setahun (20%) pada kebun-kebun milik pemerintah yang menjadi semacam pajak.", "question_text": "Kapan cultuurstelsel diterapkan di Indonesia?", "answers": [{"text": "1830", "start_byte": 265, "limit_byte": 269}]} {"id": "-8792238923374035892-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mauna Loa", "passage_text": "Mauna Loa adalah satu dari lima gunung berapi yang membentuk Pulau Hawaii di negara bagian Hawaii, Amerika Serikat yang berada Samudera Pasifik. Kata \"Mauna Loa\" berasal dari Bahasa Hawaii yang berarti \"pegunungan panjang\". Mauna Loa termasuk gunung berapi tipe perisai dengan perkiraan volume sekitar 18.000 mil kubik (75.000km ³), puncaknya hanya setinggi 120 kaki (37 m) yang lebih rendah dari Mauna Kea. Erupsi lava dari Mauna Loa sangat cair dan miskin silika dengan letusan yang cenderung tidak eksplosif serta gunung api memiliki lereng yang dangkal.", "question_text": "Berapa tinggi gunung Mauna Loa?", "answers": [{"text": "120 kaki", "start_byte": 359, "limit_byte": 367}]} {"id": "-1215658391713887729-2", "language": "indonesian", "document_title": "Etiopia", "passage_text": "Kini Etiopia merupakan negara berbentuk republik dan mengambil bagian secara aktif dalam aktivitas-aktivitas kerja sama internasional. Ibukotanya Addis Ababa merupakan pusat administrasi Kesatuan Afrika (AU).", "question_text": "apakah nama ibukota Etiopia ?", "answers": [{"text": "Addis Ababa", "start_byte": 146, "limit_byte": 157}]} {"id": "1795498280985830329-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zhangsun Wuji", "passage_text": "Zhangsun Wuji dilahirkan di Luoyang, Provinsi Henan. Ia berasal dari suku Xianbei dan berdasarkan silsilah ia masih keturunan dari Kaisar Taiwu, sang pendiri Kerajaan Wei Utara. Salah satu keturunan generasi ke-17 Kaisar Taiwu bernama Tuoba Kuaili, silsilah Zhangsun berasal dari putra ke-3 Tuoba Kuaili yang mengubah marganya menjadi Baba kemudian menggantinya lagi menjadi Zhangsun ketika Kaisar Xiaowen dari Wei Utara melakukan asimilasi budaya Xianbei dengan budaya Han Tiongkok. Ayahnya, Zhangsun Sheng, adalah jenderal besar yang membantu Kaisar Wen dari Sui (Yang Jian) mengalahkan suku-suku barbar di utara, sedangkan ibunya, Nyonya Gao, adalah putri dari pejabat Gao Jingde. Kakak tertuanya, Zhangsun Xingbu, gugur tahun 604 dalam pertempuran ketika menumpas pemberontakan Yang Liang, Pangeran Han (salah satu putra Kaisar Wen yang memberontak), ia juga masih mempunyai dua kakak laki-laki bernama Zhangsun Heng’an dan Zhangsun Anye (dari ibu yang berbeda) dan seorang adik perempuan dari satu ibu yang kelak menjadi permaisuri Kaisar Taizong. Setelah ayahnya meninggal tahun 609, kakaknya, Zhangsun Anye, mengusirnya, adiknya, dan ibunya dari kediaman Zhangsun. Diduga Nyonya Gao bukan istri pertama Zhangsun Sheng sehingga Zhangsun Anye berani bertindak demikian. Mereka dipulangkan ke kediaman kakak Nyonya Gao, Gao Shilian, yang membesarkan kedua anak itu.", "question_text": "dimankah Zhangsun Wuji dilahirkan?", "answers": [{"text": "Luoyang, Provinsi Henan", "start_byte": 28, "limit_byte": 51}]} {"id": "-3026543690723665612-0", "language": "indonesian", "document_title": "Keshogunan Tokugawa", "passage_text": "\nKeshogunan Tokugawa(徳川幕府,Tokugawa bakufu, 1603—1868) atau Keshogunan Edo (Edo bakufu) adalah pemerintahan diktator militer feodalisme di Jepang yang didirikan oleh Tokugawa Ieyasu dan secara turun temurun dipimpin oleh shogun keluarga Tokugawa. Dalam periode historis Jepang, masa pemerintahan Keshogunan Tokugawa disebut zaman Edo, karena ibu kota terletak di Edo yang sekarang disebut Tokyo. Keshogunan Tokugawa memerintah dari Istana Edo hingga Restorasi Meiji.", "question_text": "Siapakah Keshogunan Tokugawa?", "answers": [{"text": "pemerintahan diktator militer feodalisme di Jepang", "start_byte": 104, "limit_byte": 154}]} {"id": "-4054840850232192915-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Penyengat", "passage_text": "\nPulau Penyengat (atau Pulau Penyengat Inderasakti dalam sebutan sumber-sumber sejarah) adalah sebuah pulau kecil di Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau, yang berjarak kurang lebih 2km dari pusat kota. Pulau ini berukuran panjang 2.000 meter dan lebar 850 meter, berjarak lebih kurang 35km dari Pulau Batam. Pulau ini dapat ditempuh dari pusat Kota Tanjung Pinang dengan menggunakan perahu bermotor atau lebih dikenal pompong yang memerlukan waktu tempuh kurang lebih 15 menit.[1]", "question_text": "berapakah luas Pulau Penyengat?", "answers": [{"text": "panjang 2.000 meter dan lebar 850 meter", "start_byte": 221, "limit_byte": 260}]} {"id": "2849249499619378168-1", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad Zainuddin Abdul Madjid", "passage_text": "Mawlānāsysyāikh Tuan Guru Kyai Hajjī Muhammād Zainuddīn Abdul Madjīd () adalah seorang ulama karismatis dari Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat dan merupakan pendiri Nahdlatul Wathan, organisasi massa Islām terbesar di provinsi tersebut. Di pulau Lombok, Tuan Guru merupakan gelar bagi para pemimpin agama yang bertugas untuk membina, membimbing dan mengayomi umat Islām dalam hal-hal keagamaan dan sosial kemasyarakatan, yang di Jawa identik dengan Kyai.", "question_text": "Siapakah Tuan Guru yang terkenal di Lombok?", "answers": [{"text": "Mawlānāsysyāikh Tuan Guru Kyai Hajjī Muhammād Zainuddīn Abdul Madjīd", "start_byte": 0, "limit_byte": 75}]} {"id": "-2445843019255427566-0", "language": "indonesian", "document_title": "Papua Nugini", "passage_text": "Papua Nugini atau Papua Guinea Baru adalah sebuah negara yang terletak di bagian timur Pulau Papua dan berbatasan darat dengan Provinsi Papua (Indonesia) di sebelah barat. Benua Australia di sebelah selatan dan negara-negara Oseania berbatasan di sebelah selatan, timur, dan utara. Ibu kotanya, dan salah satu kota terbesarnya, adalah Port Moresby. Papua Nugini adalah salah satu negara yang paling bhinneka di Bumi, dengan lebih dari 850 bahasa lokal asli dan sekurang-kurangnya sama banyaknya dengan komunitas-komunitas kecil yang dimiliki, dengan populasi yang tidak lebih dari 6juta jiwa. Papua Nugini juga salah satu negara yang paling luas wilayah perkampungannya, dengan hanya 18% penduduknya menetap di pusat-pusat perkotaan.[1] Negara ini adalah salah satu negara yang paling sedikit dijelajahi, secara budaya maupun geografis, dan banyak jenis tumbuhan dan binatang yang belum ditemukan diduga ada di pedalaman Papua Nugini.[2]", "question_text": "Dimana letak negara Papua Nugini?", "answers": [{"text": "bagian timur Pulau Papua", "start_byte": 74, "limit_byte": 98}]} {"id": "3606519911184055429-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Selatan", "passage_text": "Provinsi Sulawesi Selatan terletak di 0°12' - 8° Lintang Selatan dan 116°48' - 122°36' Bujur Timur. Luas wilayahnya 45.764,53 km². Provinsi ini berbatasan dengan Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat di utara, Teluk Bone dan Sulawesi Tenggara di timur, Selat Makassar di barat dan Laut Flores di selatan.", "question_text": "Dimana letak Sulawesi Selatan secara geografis?", "answers": [{"text": "0°12' - 8° Lintang Selatan dan 116°48' - 122°36' Bujur Timur", "start_byte": 38, "limit_byte": 102}]} {"id": "-4765713417599585253-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Karibia", "passage_text": "Karibia atau Hindia Barat adalah sekelompok pulau yang terdapat di Laut Karibia. Pulau-pulau ini terbentang menuju selatan dari bawah Florida ke barat laut Venezuela di Amerika Selatan. Paling tidak terdiri dari 7000 pulau, pulau kecil, karang, dan caye. Kepulauan ini dikelompokkan menjadi dua puluh lima wilayah termasuk negara merdeka, departemen luar negeri, dan daerah administratif lainnya.", "question_text": "Berapakah pulau yang terdapat di Laut Karibia?", "answers": [{"text": "7000", "start_byte": 212, "limit_byte": 216}]} {"id": "2717781570212265803-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Buru", "passage_text": "\nPulau Buru merupakan salah satu pulau besar di Kepulauan Maluku. Dengan luas 8.473,2km², dan panjang garis pantai 427,2km, Pulau Buru menempati urutan ketiga setelah Pulau Halmahera di Maluku Utara dan dan Pulau Seram di Maluku Tengah. Secara umum Pulau Buru berupa perbukitan dan pegunungan. Puncak tertinggi mencapai 2.736 m.", "question_text": "Dimanakah letak Pulau Buru?", "answers": [{"text": "Kepulauan Maluku", "start_byte": 48, "limit_byte": 64}]} {"id": "-3225159297333934558-6", "language": "indonesian", "document_title": "Komposisi tubuh manusia", "passage_text": "Rata-rata tubuh manusia dewasa mengandung air ~53%. Hal ini sangat bervariasi menurut usia, jenis kelamin, dan adipositas. Dalam sampel besar orang dewasa dari semua umur dan kedua jenis kelamin, angka untuk fraksi air menurut beratnya ditemukan 48±6% untuk wanita dan 58±8% air untuk laki-laki.[5] Air mengandung ~11% hidrogen berdasarkan massa tapi ~67% hidrogen berdasarkan persen atom, dan angka-angka ini bersamaan dengan jumlah % oksigen komplimennya dalam air, merupakan kontributor terbesar untuk keseluruhan komposisi massa dan komposisi atom. Karena kandungan airnya, tubuh manusia mengandung lebih banyak oksigen berdasarkan massa daripada unsur lainnya, namun, berdasarkan fraksi atom, lebih banyak hidrogen daripada unsur apapun.", "question_text": "berapakah jumlah air pada manusia?", "answers": [{"text": "48±6% untuk wanita dan 58±8% air untuk laki-laki", "start_byte": 246, "limit_byte": 296}]} {"id": "8258308148858931875-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Bangka Belitung", "passage_text": "Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (disingkat Babel) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terdiri dari dua pulau utama yaitu Pulau Bangka dan Pulau Belitung serta pulau-pulau kecil seperti P. Lepar, P. Pongok, P. Mendanau dan P. Selat Nasik, total pulau yang telah bernama berjumlah 470 buah dan yang berpenghuni hanya 50 pulau. Bangka Belitung terletak di bagian timur Pulau Sumatera, dekat dengan Provinsi Sumatera Selatan. Bangka Belitung dikenal sebagai daerah penghasil timah, memiliki pantai yang indah dan kerukunan antar etnis. Ibu kota provinsi ini ialah Pangkalpinang. Pemerintahan provinsi ini disahkan pada tanggal 9 Februari 2001. Setelah dilantiknya Pj. Gubernur yakni H. Amur Muchasim, SH (mantan Sekjen Depdagri) yang menandai dimulainya aktivitas roda pemerintahan provinsi.", "question_text": "Kapankah Kepulauan Bangka Belitung diresmikan menjadi sebuah provinsi ?", "answers": [{"text": "9 Februari 2001", "start_byte": 631, "limit_byte": 646}]} {"id": "-4531020532542480263-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tole Iskandar", "passage_text": "Tole Iskandar (lahir di Depok, Jawa Barat, meninggal dalam pertempuran dengan sekutu di Cikasintu, Sukabumi, Jawa Barat pada tahun 1947) adalah salah seorang Pahlawan Kemerdekaan. Namanya diabadikan sebagai nama jalan di Kota Depok.[1]", "question_text": "dimanakah Tole Iskandar dilahirkan?", "answers": [{"text": "Depok, Jawa Barat", "start_byte": 24, "limit_byte": 41}]} {"id": "-4569948638303457728-0", "language": "indonesian", "document_title": "Museum Nasional Indonesia", "passage_text": "\nMuseum Nasional Republik Indonesia atau Museum Gajah, adalah sebuah museum arkeologi, sejarah, etnografi, dan geografi yang terletak di Jakarta Pusat dan persisnya di Jalan Merdeka Barat 12[1]. Museum ini merupakan museum pertama dan terbesar di Asia Tenggara.", "question_text": "Apa nama museum pertama di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Museum Gajah", "start_byte": 41, "limit_byte": 53}]} {"id": "-5193764917473682221-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kitab Yosua", "passage_text": "Tradisi Yahudi mengatakan bahwa penulis kitab ini adalah Yosua bin Nun, abdi Musa, yang ditahbiskan menjadi penerusnya dan memimpin orang Israel memasuki dan menduduki tanah Kanaan. Talmud mengatakan bahwa kitab ini ditulis oleh Yosua kecuali ayat-ayat terakhirnya (24:29-33) yang ditambahkan oleh Imam Besar Pinehas bin Eleazar.", "question_text": "Siapa pengarang Kitab Yosua?", "answers": [{"text": "Yosua bin Nun", "start_byte": 57, "limit_byte": 70}]} {"id": "1008811593018937215-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nekrosis", "passage_text": "\nNekrosis (dari bahasa yunani νέκρωσις \"kematian, tahap kematian, tindak pembunuhan\" dari νεκρός \"mati\") adalah bentuk cedera sel yang mengakibatkan kematian prematur sel-sel pada jaringan hidup dengan autolisis.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Nekrosis ?", "answers": [{"text": "bentuk cedera sel yang mengakibatkan kematian prematur sel-sel pada jaringan hidup dengan autolisis", "start_byte": 126, "limit_byte": 225}]} {"id": "222522498479969690-11", "language": "indonesian", "document_title": "Sepak bola rugbi", "passage_text": "Untuk bermain rugby, setiap tim harus memiliki sebanyak 15 orang pemain. Tetapi untuk saat sekarang, permainan rugby 7 dan 10 sebelah semakin meningkat populer. Ada dua kelompok pemain. Kelompok pertama disebut \"forwards\" yang terdiri dari delapan pemain. Kelompok kedua disebut \"queus\" yang terdiri dari tujuh orang pemain.", "question_text": "Berapa jumlah pemain dalam satu tim rugbi ?", "answers": [{"text": "15", "start_byte": 56, "limit_byte": 58}]} {"id": "-6634723101351122084-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tuak nira", "passage_text": "Seperti di Indonesia, di India, nira yang belum difermentasi disebut neera (padaneer di Tamil Nadu) yang didinginkan, disimpan dan didistribusikan oleh perusahaan semi pemerintah. Sedikit kapur tohor ditambahkan ke air nira untuk mencegah fermentasi. Neera dikatakan mengandung banyak nutrisi, termasuk kalium. Nira secara alami mulai mengalami proses fermentasi begitu dikumpulkan dari pohon, karena ragi alami dalam pori-pori pot dan udara (sering dikarenakan oleh ragi sisa yang tersisa di wadah pengumpulan). Dalam waktu dua jam, fermentasi menghasilkan tuak aromatik dengan kadar alkohol sampai 4%, sedikit memabukkan dan manis. Tuak ini bisa dibiarkan terfermentasi lebih lama, hingga satu hari, untuk menghasilkan rasa yang lebih kuat, lebih asam dan kecut, yang lebih disukai beberapa orang. Fermentasi yang lebih lama lagi akan menghasilkan cuka alih-alih tuak yang kuat.[5]", "question_text": "Berapa lama diperlukan untuk memproduksi Tuak nira?", "answers": [{"text": "dua jam", "start_byte": 525, "limit_byte": 532}]} {"id": "-7769200325104234126-4", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Pada 8 Juni 1921, Soeharto dilahirkan oleh ibunya, bernama Sukirah di Dusun Kemusuk, Desa Argomulyo, Kecamatan Sedayu, Bantul, Yogyakarta. Kelahiran itu dibantu dukun bersalin bernama Mbah Kromodiryo yang juga adik kakek Sukirah, Mbah Kertoirono.", "question_text": "Dimana Soeharto lahir?", "answers": [{"text": "Bantul, Yogyakarta", "start_byte": 119, "limit_byte": 137}]} {"id": "7139851846467101969-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kromosom", "passage_text": "Kromosom (Greek: chroma, warna; dan soma, badan) merupakan struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme,[2] seperti molekul kelima jenis histon dan faktor transkripsi yang terdapat pada beberapa deret, dan termasuk gen unsur regulator dan sekuens nukleotida. Kromosom yang berada di dalam nukleus sel eukariota, secara khusus disebut kromatin.[3]", "question_text": "Apakah komposisi kromosom?", "answers": [{"text": "satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme,[2] seperti molekul kelima jenis histon dan faktor transkripsi yang terdapat pada beberapa deret, dan termasuk gen unsur regulator dan sekuens nukleotida", "start_byte": 128, "limit_byte": 379}]} {"id": "8548805945556885601-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Bandung", "passage_text": "Kota Bandung secara resmi mendapat status gemeente (kota) dari Gubernur Jenderal J.B. van Heutsz pada tanggal 1 April 1906[10] dengan luas wilayah waktu itu sekitar 900 ha, dan bertambah menjadi 8.000 ha pada tahun 1949, sampai terakhir bertambah menjadi luas wilayah saat ini.[11]", "question_text": "Berapa luas kota Bandung ?", "answers": [{"text": "8.000 ha", "start_byte": 195, "limit_byte": 203}]} {"id": "3365482359417092363-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paleoantropologi", "passage_text": "\nPaleontropologi adalah ilmu yang mempelajari asal usul dan perkembangan manusia dengan fosil manusia purba sebagai objek penelitiannya dan merupakan salah satu dari cabang ilmu Biologi. Paleoantropologi berasal dari bahasa Yunani: παλαιός (palaeos) \"tua, kuno\", anthrōpos (ἄνθρωπος), \"manusia\", pemahaman akan kemanusiaan, dan -logia (-λογία), \"ilmu\"), yang merupakan kombinasi dari disiplin ilmu paleontologi dan antropologi ragawi, merupakan sebuah ilmu yang mempelajari manusia pada masa lalu yang ditemukan dalam bentuk fosil hominid seperti tulang dan tapak kaki yang mengalami petrifikasi.", "question_text": "Apa itu paleoantropologi?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari asal usul dan perkembangan manusia dengan fosil manusia purba sebagai objek penelitiannya dan merupakan salah satu dari cabang ilmu Biologi", "start_byte": 24, "limit_byte": 185}]} {"id": "836883324002443549-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kapal tempur Jerman Bismarck", "passage_text": "Proyek ini dimulai pada Januari 1939 dengan perhitungan perang melawan Inggris baru akan dapat berkobar pada 1945. Rencana Z itu antara lain membangun kapal perang berukuran 56.000 ton yakni Bismarck dan Tirpitz yang beratnya 42.000 ton, tiga kapal perang berukuran 31.000 ton (Deutschland, Admiral Scheer dan Graf Spee) yang lazim disebut kapal perang kantong (pocket battleship,Panzerschiff), dua kapal pengangkut pesawat (salah satunya adalah Graf Zeppelin), lima kapal jelajah berat (Hipper, Blucher, Prinz Eugen, Seydlitz dan Lutzow). Di samping itu ada pula 44 kapal jelajah ringan, 68 perusak, 90 kapal torpedo dan 249 kapal selam yang terkenal sebagai U-Boot. Hitler berjanji kepada Raeder bahwa Jerman dalam waktu singkat tidak akan berperang dengan Inggris.", "question_text": "Berapakah berat kapal tempur Bismarck?", "answers": [{"text": "42.000 ton", "start_byte": 226, "limit_byte": 236}]} {"id": "713446630096510713-4", "language": "indonesian", "document_title": "T.B. Simatupang", "passage_text": "Bonar, nama kecil Simatupang, dilahirkan di Sidikalang, sekarang jadi ibukota Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara, sebagai anak kedua dari delapan bersaudara. Ayahnya seorang ambtenaar bernama Sutan Mangaraja Soaduan Simatupang dan ibunya bernama Mina Boru Sibutar. Ayahnya bekerja sebagai pegawai kantor pos dan telegraf (PTT: Post, Telefoon en Telegraaf) yang sering berpindah tempat tugas, mulai dari Sidikalang pindah ke Siborong-borong, kemudian ke Pematang Siantar.[5]", "question_text": "dimanakah T.B. Simatupang dilahirkan?", "answers": [{"text": "Sidikalang", "start_byte": 44, "limit_byte": 54}]} {"id": "-6504473525437262398-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu forensik", "passage_text": "Forensik (berasal dari bahasa Latin forensis yang berarti \"dari luar\", dan serumpun dengan kata forum yang berarti \"tempat umum\") adalah bidang ilmu pengetahuan yang digunakan untuk membantu proses penegakan keadilan melalui proses penerapan ilmu atau sains. Dalam kelompok ilmu-ilmu forensik ini dikenal antara lain ilmu fisika forensik, ilmu kimia forensik, ilmu psikologi forensik, ilmu kedokteran forensik, ilmu toksikologi forensik, ilmu psikiatri forensik, komputer forensik, dan sebagainya.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan forensik?", "answers": [{"text": "bidang ilmu pengetahuan yang digunakan untuk membantu proses penegakan keadilan melalui proses penerapan ilmu atau sains", "start_byte": 137, "limit_byte": 257}]} {"id": "-5724874959320149989-3", "language": "indonesian", "document_title": "Ludwig van Beethoven", "passage_text": "Guru komposisi pertama Beethoven adalah Christian Gottlob Neefe (1748-1798). Neefe yang melihat bakat musik Beethoven mengajari Beethoven memainkan komposisi-komposisi milik Bach dan cara berimprovisasi, dia juga membantu Beethoven menerbitkan karya pertamanya (1783). Dalam sebuah majalah musik, Neefe menulis bahwa Beethoven bisa menjadi ‘Mozart’ yang kedua seandainya ia meneruskan kariernya.\n", "question_text": "Kapan Ludwig van Beethoven mulai belajar musik ?", "answers": [{"text": "1748", "start_byte": 65, "limit_byte": 69}]} {"id": "-5818020376709663808-1", "language": "indonesian", "document_title": "Final Fantasy VIII", "passage_text": "Dalam tiga belas minggu pertama setelah dirilis pada tahun 1999, Final Fantasy VIII telah menghasilkan keuntungan sebesar 50 juta USD[2][3], membuatnya menjadi judul Final Fantasy yang paling cepat terjual. Sampai saat ini, telah terjual sekitar 8 juta unit permainan Final Fantasy VIII, menempatkannya pada posisi kedua untuk judul Final Fantasy yang paling laris—di bawah Final Fantasy VII, yang berhasil menjual hampir 10 juta unit di seluruh dunia.[4] Final Fantasy VIII divoting sebagai permainan terbaik kedua puluh sepanjang masa oleh pembaca majalah Jepang Famitsu.[5]", "question_text": "Kapan RPG Squaresoft Final Fantasy VIII dirilis?", "answers": [{"text": "1999", "start_byte": 59, "limit_byte": 63}]} {"id": "2920942741211814096-0", "language": "indonesian", "document_title": "Khalid bin Walid", "passage_text": "Abū Sulaymān Khālid ibn al-Walīd ibn al-Mughīrah al-Makhzūmī (Arabic: أبو سليمان خالد بن الوليد بن المغيرة المخزومي‎‎; 585–642), atau juga dikenal dengan Sayf Allāh al-Maslūl (Arabic: سيف الله المسلول‎; Pedang Allah yang terhunus), beliau adalah Sahabat Nabi Muhammad SAW.", "question_text": "Kapan Sayf Allāh al-Maslūl lahir ?", "answers": [{"text": "‎; 5", "start_byte": 163, "limit_byte": 169}]} {"id": "-2236263000320854796-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sinode", "passage_text": "\nSinode menurut sejarah adalah sidang majelis Gereja yang lazimnya diselenggarakan untuk memutuskan perkara doktrin, tadbir, atau pengajuan permohonan resmi. Pada zaman modern, kata ini seringkali digunakan sebagai sebutan bagi badan pengurus Gereja tertentu, bersidang maupun tidak bersidang. Adakalanya kata ini juga digunakan sebagai sebutan bagi Gereja yang dipimpin oleh suatu sinode.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan sinode ?", "answers": [{"text": "sidang majelis Gereja yang lazimnya diselenggarakan untuk memutuskan perkara doktrin, tadbir, atau pengajuan permohonan resmi", "start_byte": 31, "limit_byte": 156}]} {"id": "-4615881614404777276-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yin Lihua", "passage_text": "Yin Lihua (Chinese:陰麗華; 5–64 M), secara resmi Permaisuri Guanglie (光烈皇后), merupakan seorang permaisuri pada masa Dinasti Han Timur. Dia adalah permaisuri kedua suaminya Kaisar Guangwu (Liu Xiu), meskipun dia menikahinya sebagai istrinya sebelum permaisuri pertamanya, Guo Shengtong, melakukannya. Dia terkenal karena kecantikan dan kelemahlembutannya. (nama anumerta memulai tren untuk sisa Han Timur, di mana nama-nama anumerta permaisuri dibentuk tidak hanya dari nama-nama anumerta para suami mereka, seperti yang lazim terjadi pada Han Barat sebelumnya, tetapi menggunakan sebagian nama suami mereka sebagai anumerta sepanjang dengan karakter deskriptif tambahan.)", "question_text": "Siapa suami permaisuri Yin Lihua?", "answers": [{"text": "Kaisar Guangwu", "start_byte": 185, "limit_byte": 199}]} {"id": "-7116232014852491599-3", "language": "indonesian", "document_title": "Toyota", "passage_text": "Berangkat dari industri tekstil, Perusahaan yang memproduksi 1 mobil tiap 50 menit ini ternyata menggunakan penamaan Toyota lebih karena penyebutannya lebih enak daripada memakai nama keluarga pendirinya, Toyoda. Inilah beberapa tonggak menarik perjalanan Toyota.", "question_text": "Siapa pendiri Toyota Motor Corporation?", "answers": [{"text": "Toyoda", "start_byte": 205, "limit_byte": 211}]} {"id": "2653247605376920589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pempek", "passage_text": "\nPempek atau empek-empek adalah makanan khas Palembang [1] yang terbuat dari daging ikan yang digiling lembut dan tepung kanji (secara salah kaprah sering disebut sebagai \"tepung sagu\"), serta beberapa komposisi lain seperti telur, bawang putih yang dihaluskan, penyedap rasa dan garam.", "question_text": "Apakah nama makanan khas dari Palembang ?", "answers": [{"text": "Pempek", "start_byte": 1, "limit_byte": 7}]} {"id": "-3861859200053903966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dermis", "passage_text": "Dermis adalah lapisan kulit antara epidermis (dengan yang itu membuat para kutis) dan jaringan subkutan, yang terdiri dari jaringan ikat dan bantal tubuh dari stres dan ketegangan. Hal ini dibagi menjadi dua lapisan, area dangkal berbatasan dengan epidermis disebut daerah papiler dan area dalam tebal dikenal sebagai dermis retikular. Dermis erat terhubung ke epidermis melalui membran basal. Komponen struktural dari dermis adalah kolagen, serat elastis, dan matriks extrafibrillar. Hal ini juga mengandung mechanoreceptors yang memberikan rasa sentuhan dan thermoreceptors yang memberikan rasa panas. Selain itu, folikel rambut, kelenjar keringat, kelenjar sebasea, kelenjar apokrin, pembuluh limfatik dan pembuluh darah yang hadir dalam dermis. Mereka pembuluh darah memberikan nutrisi dan pembuangan sampah untuk kedua dermal dan epidermal sel.", "question_text": "Apakah lapisan kulit Dermis?", "answers": [{"text": "lapisan kulit antara epidermis (dengan yang itu membuat para kutis) dan jaringan subkutan, yang terdiri dari jaringan ikat dan bantal tubuh dari stres dan ketegangan", "start_byte": 14, "limit_byte": 179}]} {"id": "8054487743301575620-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Jawa Tengah", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Provinsi Jawa Tengah terdiri dari 29 kabupaten, 6 kotamadya, 537 kecamatan, 750 kelurahan dan 7.809 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 35.712.824 jiwa dengan total luas wilayah 32.800,69 km².[1]", "question_text": "Ada berapa kecamatan di Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "537", "start_byte": 143, "limit_byte": 146}]} {"id": "944979291039306502-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "apakah arti uskup ?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal", "start_byte": 55, "limit_byte": 206}]} {"id": "1623188695842850858-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "Berapa luas wilayah Yogyakarta ?", "answers": [{"text": "3.185,80km2", "start_byte": 464, "limit_byte": 475}]} {"id": "-3766312699109490995-7", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Luas wilayah Provinsi Bali adalah 5.636,66km2 atau 0,29% luas wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Secara administratif Provinsi Bali terbagi atas 8 kabupaten, 1 kotamadya, 55 kecamatan, dan 701 desa/kelurahan.", "question_text": "berapakah luas pulau bali?", "answers": [{"text": "5.636,66km2", "start_byte": 34, "limit_byte": 45}]} {"id": "-7767738014911818347-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kasunanan Surakarta", "passage_text": "Berlakunya Perjanjian Giyanti (13 Februari 1755) menyebabkan Surakarta menjadi pusat pemerintahan Kasunanan Surakarta, dengan rajanya Pakubuwana III. Yogyakarta menjadi pusat pemerintahan Kasultanan Yogyakarta, dengan rajanya Sultan Hamengkubuwana I. Keraton dan kota Yogyakarta mulai dibangun pada 1755, dengan pola tata kota yang sama dengan Surakarta yang lebih dulu dibangun. Perjanjian Salatiga 1757 memperkecil wilayah Kasunanan, dengan diberikannya wilayah sebelah utara keraton kepada pihak Pangeran Sambernyawa (Mangkunagara I).", "question_text": "Siapa pendiri Keraton Kasunanan Surakarta?", "answers": [{"text": "Pakubuwana III", "start_byte": 134, "limit_byte": 148}]} {"id": "1629615189308058636-37", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "Pemerintahan dipegang oleh presiden yang berpusat di Kremlin serta perdana menteri yang bertanggung jawab terhaadap parlemen namun dengan peranan yang terbatas dibandingkan dengan Presiden. Sejak pembangkangan Wakil Presiden Aleksander Ruskoi dan ketua parlemen asal Chechnya, Ruslan Khasbulatov, lembaga wakil presiden dihapus.", "question_text": "dimanakah pusat kekaisaran rusia?", "answers": [{"text": "Kremlin", "start_byte": 53, "limit_byte": 60}]} {"id": "1599342320593524471-68", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Benediktus XV", "passage_text": "\n\nBenediktus XV merayakan Misa bersama para biarawati di Domus Sanctae Marthae pada awal Januari 1922 dan ketika dia menunggu supirnya di tengah hujan dia jatuh sakit karena flu yang berubah menjadi radang paru-paru. Pada tahap hidupnya dan ketika dalam kesehatan yang kuat, ia menderita rematik. Setelah satu bulan rasa sakit yang disebabkan oleh pneumonia menyebar ke paru-parunya, ia menyerah pada penyakit itu pada 22 Januari 1922 pukul 6:00 pagi pada usia 67, keponakannya di sampingnya. Setelah kematiannya, bendera dikibarkan pada setengah tiang untuk mengenangnya dan sebagai penghormatan kepadanya. Tubuhnya kemudian berbaring di negara untuk orang-orang untuk melihat sebelum dipindahkan untuk dimakamkan di gua Vatikan.[85]", "question_text": "Apa penyebab kematian Paus Benediktus XV?", "answers": [{"text": "pneumonia", "start_byte": 348, "limit_byte": 357}]} {"id": "1372825333293363182-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Jawa", "passage_text": "Suku Jawa (Bahasa Jawa Ngoko: ꦮꦺꦴꦁꦗꦮ, Wong Jawa; Krama: ꦠꦶꦪꦁꦗꦮꦶ, Tiyang Jawi; Pegon: وونغ جاوه) merupakan suku bangsa terbesar di Indonesia yang berasal dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Setidaknya 40,17% penduduk Indonesia merupakan etnis Jawa..[3] Selain di ketiga provinsi tersebut, suku Jawa banyak bermukim di Lampung, Jakarta, Sumatera Utara, Riau, Sumatera Selatan, Banten dan Kalimantan Timur. Di Jawa Barat mereka banyak ditemukan di Kota Bekasi, Kabupaten Bekasi, Kabupaten Karawang, Cikampek, Bandung, Kabupaten Indramayu, Kabupaten Cirebon, dan Kota Cirebon. Suku Jawa juga memiliki sub-suku, seperti Suku Osing, Orang Samin, Suku Tengger, dan lain-lain. Selain itu, suku Jawa ada pula yang berada di negara New Caledoania dan Suriname, Amerika Selatan karena pada masa kolonial Belanda suku ini dibawa ke sana sebagai pekerja. Saat ini suku Jawa di Suriname menjadi salah satu suku terbesar disana dan dikenal sebagai Jawa Suriname.", "question_text": "Apakah suku asli penduduk jawa ?", "answers": [{"text": "Suku Jawa", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-5152601436833295724-0", "language": "indonesian", "document_title": "Boston", "passage_text": "Boston adalah ibu kota dan kota terbesar di Massachusetts di Amerika Serikat; berdiri 1630 sebagai koloni utama Perusahaan Teluk Massachusetts. Boston juga adalah ibu kota dari wilayah tidak resmi New England. Kota ini salah satu kota tertua dan terkaya di A.S., dengan ekonomi berbasis di pendidikan, perawatan kesehatan, keuangan, dan teknologi tinggi. Nama julukannya termasuk \"Beantown\", \"The Hub\", dan \"Atena Amerika\", karena pengaruhnya terhadapa budaya, intelektual, dan politik.", "question_text": "Dimana letak wilayah Boston ?", "answers": [{"text": "Massachusetts di Amerika Serikat", "start_byte": 44, "limit_byte": 76}]} {"id": "-898168849858296829-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "berapakah jumlah sekuel Harry Potter?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "6251533253455400880-19", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Kota-kota penting di Mesir adalah Alexandria,yang merupakan kota terbesar kedua; Aswan; Asyut; Kairo, yang merupakan ibukota Mesir modern dan kota terbesar; El-Mahalla el-Kubra; Giza, situs Piramida Khufu; Hurghada; Luxor; Kom Ombo; Port Safaga; Port Said; Sharm El Sheikh; Suez, di mana ujung selatan Terusan Suez berada; Zagazig; dan al-Minya. Oasis di Mesir diantaranya ialah Bahariya, el Dakhla, Farafra, el Kharga dan Siwa.", "question_text": "apakah ibukota Mesir?", "answers": [{"text": "Kairo", "start_byte": 95, "limit_byte": 100}]} {"id": "5977273558126666251-3", "language": "indonesian", "document_title": "Ular tambang", "passage_text": "Habitat ular tambang bervariasi mulai dari hutan hujan, hutan belukar, hutan terbuka, pinggiran hutan, perkebunan, serta pinggiran pemukiman.[1][2][3]", "question_text": "Dimana habitat Ular tambang?", "answers": [{"text": "hutan hujan, hutan belukar, hutan terbuka, pinggiran hutan, perkebunan, serta pinggiran pemukiman", "start_byte": 43, "limit_byte": 140}]} {"id": "-1077899896494409136-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Uni Soviet (Russian: Сове́тский Сою́з, Sovétskiĭ Soyúz) atau Uni Republik Sosialis Soviet, disingkat URSS (Russian: Сою́з Сове́тских Социалисти́ческих Респу́блик, Soyúz Sovétskikh Sotsialistícheskikh Respúblik; disingkat CCCP, SSSR), adalah negara sosialis yang pernah ada antara tahun 1922–1991 di Eurasia.", "question_text": "Bagaimanakah sistem pemerintahan Uni Soviet ?", "answers": [{"text": "sosialis", "start_byte": 312, "limit_byte": 320}]} {"id": "-7939880258206907904-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kelenjar", "passage_text": "\nKelenjar (English: gland) adalah organ tubuh yang mensintesa suatu zat untuk dikeluarkan, misalnya hormon untuk sekresi ke dalam aliran darah (kelanjar endokrin), atau ke ruang-ruang di dalam tubuh maupun permukaan luar tubuh (kelenjar eksokrin).", "question_text": "apa yang dimaksud dengan kelenjar?", "answers": [{"text": "organ tubuh yang mensintesa suatu zat untuk dikeluarkan", "start_byte": 34, "limit_byte": 89}]} {"id": "4380751367791121523-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Zarqa", "passage_text": "\n\nSungai Zarqa (, Nahr az-Zarqāʾ, lit. \"Sungai [Kota] Biru\") adalah anak sungai terbesar kedua pada hilir Sungai Yordan, setelah Sungai Yarmouk. Merupakan sungai terbesar ketiga di wilayah tersebut dengan debit tahunan, dan DAS-nya meliputi wilayah yang paling padat penduduknya di sebelah timur Sungai Yordan. Mata air terletak dekat Amman, dan mengalir melalui sebuah lembah mendalam dan luas ke sungai Yordan, dengan ketinggian 1,090 metres (3,580ft) lebih rendah. Sungai ini tercemar berat dan restorasinya adalah salah satu prioritas utama untuk Kementerian Lingkungan Hidup Yordania.[1]", "question_text": "Apakah anak sungai terbesar pertama pada hilir Sungai Yordan?", "answers": [{"text": "Yarmouk", "start_byte": 138, "limit_byte": 145}]} {"id": "7323090121275277268-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vertigo", "passage_text": "Vertigo (dari bahasa Latin vertō \"gerakan berputar\"[1]) adalah salah satu bentuk sakit kepala di mana penderita mengalami persepsi gerakan yang tidak semestinya (biasanya gerakan berputar atau melayang) yang disebabkan oleh gangguan pada sistem vestibular.[2][3][4] Vertigo sering kali dengan gejala mual dan muntah serta ketidakmampuan penderita menjaga keseimbangan badan, yang menyebabkan penderita mengalami kesulitan berdiri atau berjalan.", "question_text": "Apa penyebab utama Vertigo ?", "answers": [{"text": "gangguan pada sistem vestibular", "start_byte": 225, "limit_byte": 256}]} {"id": "7575219139475498691-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keroncong", "passage_text": "Akar keroncong berasal dari sejenis musik Portugis yang dikenal sebagai fado yang diperkenalkan oleh para pelaut dan budak kapal niaga bangsa itu sejak abad ke-16 ke Nusantara. Dari daratan India (Goa) masuklah musik ini pertama kali di Malaka dan kemudian dimainkan oleh para budak dari Maluku. Melemahnya pengaruh Portugis pada abad ke-17 di Nusantara tidak dengan serta-merta berarti hilang pula musik ini. Bentuk awal musik ini disebut moresco (sebuah tarian asal Spanyol, seperti polka agak lamban ritmenya), di mana salah satu lagu oleh Kusbini disusun kembali kini dikenal dengan nama Kr. Muritsku, yang diiringi oleh alat musik dawai. Musik keroncong yang berasal dari Tugu disebut keroncong Tugu. Dalam perkembangannya, masuk sejumlah unsur tradisional Nusantara, seperti penggunaan seruling serta beberapa komponen gamelan. Pada sekitar abad ke-19 bentuk musik campuran ini sudah populer di banyak tempat di Nusantara, bahkan hingga ke Semenanjung Malaya. Masa keemasan ini berlanjut hingga sekitar tahun 1960-an, dan kemudian meredup akibat masuknya gelombang musik populer (musik rock yang berkembang sejak 1950, dan berjayanya grup musik Beatles dan sejenisnya sejak tahun 1961 hingga sekarang). Meskipun demikian, musik keroncong masih tetap dimainkan dan dinikmati oleh berbagai lapisan masyarakat di Indonesia dan Malaysia hingga sekarang.", "question_text": "Kapan musik keroncong pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "abad ke-16", "start_byte": 152, "limit_byte": 162}]} {"id": "-5755892537278392805-1", "language": "indonesian", "document_title": "Chatib Sulaiman", "passage_text": "Pada tanggal 14 Januari 1949, Chatib Sulaiman sebagai Ketua Markas Pertahanan Rakyat Daerah memimpin suatu rapat di Lurah Kincia, Situjuh Batua, Kecamatan Situjuah Limo Nagari, Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat. Rapat diikuti Bupati Militer dan beberapa pimpinan pejuang lainnya serta puluhan orang pasukan pengawal. Hasil rapat memutuskan kota Payakumbuh yang sedang dikuasai Belanda harus diserang dari segala arah lalu mendudukinya untuk memperlihatkan kepada dunia bahwa perjuangan rakyat Indonesia masih tetap ada. Hal ini dilakukan untuk melawan opini yang dibentuk Belanda bahwa Indonesia telah mereka kuasai sepenuhnya.[1]", "question_text": "Apakah kontribusi Chatib Sulaiman sebagai pejuang kemerdekaan Indonesia?", "answers": [{"text": "sebagai Ketua Markas Pertahanan Rakyat Daerah memimpin suatu rapat di Lurah Kincia, Situjuh Batua, Kecamatan Situjuah Limo Nagari, Kabupaten Lima Puluh Kota", "start_byte": 46, "limit_byte": 202}]} {"id": "2388964472868541198-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arkeologi", "passage_text": "Arkeologi atau ilmu kepurbakalaan berasal dari bahasa Indonesia , archaeo yang berarti \"kuno\" dan logos, \"ilmu\". Nama alternatif arkeologi adalah ilmu sejarah kebudayaan material. Arkeologi adalah ilmu yang mempelajari kebudayaan (manusia) masa lalu melalui kajian sistematis atas data bendawi yang ditinggalkan. Kajian sistematis meliputi penemuan, dokumentasi, analisis, dan interpretasi data berupa artefak (budaya bendawi, seperti kapak batu dan bangunan candi) dan ekofak (benda lingkungan, seperti batuan, rupa muka bumi, dan fosil) maupun fitur (artefaktual yang tidak dapat dilepaskan dari tempatnya (situs arkeologi). Teknik penelitian yang khas adalah penggalian (ekskavasi) arkeologis, meskipun survei juga mendapatkan porsi yang cukup besar. Arkeolog adalah sebutan untuk para sarjana, praktisi, atau ahli di bidang arkeologi.", "question_text": "Apa nama ahli dalam Arkeologi ?", "answers": [{"text": "Arkeolog", "start_byte": 754, "limit_byte": 762}]} {"id": "1362718838752878914-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1602–1800)", "passage_text": "\nHindia Belanda pada abad ke-17 dan 18 tidak dikuasai secara langsung oleh pemerintah Belanda namun oleh perusahaan dagang bernama Perusahaan Hindia Timur Belanda (bahasa Belanda: Verenigde Oostindische Compagnie atau VOC). VOC telah diberikan hak monopoli terhadap perdagangan dan aktivitas kolonial di wilayah tersebut oleh Parlemen Belanda pada tahun 1602. Markasnya berada di Batavia, yang kini bernama Jakarta.", "question_text": "Kapan VOC mulai masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1602", "start_byte": 354, "limit_byte": 358}]} {"id": "-3138493621985529743-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taman Nasional Niah", "passage_text": "Taman Nasional Niah, yang terletak di Divisi Miri, Sarawak, Malaysia, adalah tempat dari Gua-Gua Niah, sebuah situs arkeologi dan gua batugamping. Taman Nasional Niah memiliki luas 31.4km² saat diukur pada 1974.[1] Nominasi untuk status Gua-Gua Niah dikirim ke UNSECO pada 2010.", "question_text": "Dimana letak gua-gua Niah?", "answers": [{"text": "Divisi Miri, Sarawak, Malaysia", "start_byte": 38, "limit_byte": 68}]} {"id": "1098921618571240164-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Selatan", "passage_text": "\nSulawesi Selatan (disingkat Sulsel) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian selatan Sulawesi. Ibu kotanya adalah Makassar.", "question_text": "Apakah ibu kota Sulawesi Selatan?", "answers": [{"text": "Makassar", "start_byte": 134, "limit_byte": 142}]} {"id": "2338247517924164672-0", "language": "indonesian", "document_title": "SpongeBob SquarePants (karakter)", "passage_text": "\n\n\nRobert \"SpongeBob\" SquarePants () adalah karakter fiksi utama televisi animasi Nickelodeon seri SpongeBob SquarePants. Dia dibuat oleh tokoh biologi laut dan animator Stephen Hillenburg, dan diisi suara oleh Tom Kenny. Dia adalah spons laut yang naif dan agak bodoh yang bekerja sebagai koki pemanggang di kota bawah laut fiksi Bikini Bottom.", "question_text": "siapakah pencipta karakter SpongeBob?", "answers": [{"text": "Stephen Hillenburg", "start_byte": 170, "limit_byte": 188}]} {"id": "-5183386515962735421-1", "language": "indonesian", "document_title": "Monarki", "passage_text": "Monarki (atau Kerajaan) berasal dari bahasa Yunani monos (μονος) yang berarti satu, dan archein (αρχειν) yang berarti pemerintah. Monarki merupakan sejenis pemerintahan yang dipimpin oleh seorang penguasa monarki. Monarki atau sistem pemerintahan kerajaan adalah sistem tertua di dunia. Pada awal kurun ke-19, terdapat lebih 900 tahta kerajaan di dunia, tetapi menurun menjadi 240 dalam abad ke-20. Sedangkan pada dekade kedelapan abad ke-20, hanya 40 takhta saja yang masih ada. Dari jumlah tersebut, hanya empat negara mempunyai penguasa monarki yang mutlak dan selebihnya memiliki sistem monarki konstitusional.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan monarki?", "answers": [{"text": "sejenis pemerintahan yang dipimpin oleh seorang penguasa monarki", "start_byte": 159, "limit_byte": 223}]} {"id": "7389690874036850875-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Al-Aqsha", "passage_text": "Masjid Al Aqsha (Arabic: المسجد الاقصى‎, Al-Masjid Al-Aqsha, arti harfiah: \"masjid terjauh\"), juga disebut dengan Baitul Maqdis atau Bait Suci (Arabic: بيت المقدس‎, Hebrew: בֵּית־הַמִּקְדָּשׁ‎, Beit HaMikdash), Al Haram Asy Syarif (Arabic: الحرم الشريف‎, al-Ḥaram asy-Syarīf, \"Tanah Suci yang Mulia\", atau الحرم القدسي الشريف, al-Ḥaram al-Qudsī asy-Syarīf, \"Tanah Suci Yerusalem yang Mulia\"), Bukit Bait (Suci) (Hebrew: הַר הַבַּיִת‎, Har HaBáyit), adalah nama sebuah kompleks seluas 144.000 meter persegi yang berada di Kota Lama Yerusalem. Kompleks ini menjadi tempat yang disucikan oleh umat Islam, Yahudi, dan Kristen. Tempat ini sering dikelirukan dengan Jami' Al Aqsha atau Masjid Al Qibli. Jami' Al Aqsha adalah masjid berkubah biru yang menjadi bagian dari kompleks Masjid Al Aqsha sebelah selatan, sedangkan Masjidil Aqsha sendiri adalah nama dari kompleks tersebut, yang di dalamnya tidak hanya terdiri dari Jami' Al Aqsha (bangunan berkubah biru) itu sendiri, tetapi juga Kubah Shakhrah (bangunan berkubah emas) dan berbagai situs lainnya.", "question_text": "Dimanakah letak masjidil Aqsa di Palestina ?", "answers": [{"text": "Kota Lama Yerusalem", "start_byte": 617, "limit_byte": 636}]} {"id": "-4795321955564789728-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Cars", "passage_text": "Lightning McQueen, adalah tokoh utama dalam film Cars. Ia disuarakan oleh Owen Wilson. Desain mobilnya pun didasarkan pada desain mobil NASCAR asli.", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam film Cars ?", "answers": [{"text": "Lightning McQueen", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-1284642531680697584-36", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Selanjutnya, pada bulan Agustus 1940, dibentuklah RSS Moldova yang menempati daerah yang dulunya milik RSS Ukraina serta daerah Bessarabia dan Bukovina Utara. Uni Soviet juga mencaplok negara-negara Baltik, lalu membentuk RSS Estonia, RSS Latvia, dan RSS Lituania. RSS Karelo-Finlandia dipisahkan dari RSFS Rusia pada bulan Maret 1940, tetapi disatukan kembali pada tahun 1956. Antara bulan Juli 1956 hingga September 1991, ada 15 republik anggota Uni Soviet.[11] Meski sebenarnya semua republik mempunyai kedudukan yang sama, nyatanya Uni Soviet didominasi oleh RSFS Rusia sebagai republik yang paling besar dan kuat. Oleh karena itu, hingga tahun 1980-an, banyak orang yang salah kaprah menyebut Uni Soviet sebagai \"Rusia\".", "question_text": "berapakah jumlah negara yang berada dalam Uni Soviet?", "answers": [{"text": "15", "start_byte": 428, "limit_byte": 430}]} {"id": "1023222890978936354-3", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Syuhada Kotabaru, Yogyakarta", "passage_text": "Proses pembangunan Masjid Syuhada mengalami dinamika dan pasang surut di awal prosesnya. Semula, kepanitiaan di periode pertama yang diketahui oleh Mohammad Muammal dan periode kedua diketua oleh H. M. Syuja’ mengalami kegagalan. Sampai saat ini, masih belum dipastikan apa penyebab kegagalan tersebut. Baru pada pembentukan panitia periode ketiga yang diketua oleh Mr. Asaat, pembangunan Masjid Syuhada berlangsung dengan lancar. Pada kepanitiaan tersebut, Mr. Asaat membentuk tujuh belas orang anggota panitia yang kemudian dikenal dengan sebutan Panitia 17. Kepanitiaan tersebut dibentuk pada hari Jumat, 14 Oktober 1949 di rumah keluarga M. Prawirojuwono dan kemudian diresmikan oleh Menteri Agama RI Kabinet Hatta, K.H. Masjkur.[3]", "question_text": "tahun berapkah Masjid Syuhada didirikan?", "answers": [{"text": "1949", "start_byte": 621, "limit_byte": 625}]} {"id": "2407880091773555330-6", "language": "indonesian", "document_title": "Galenus", "passage_text": "Galen memberikan kontribusi yang substansial pada pemahaman Hippocrates tentang penyakit. Di bawah teori humoralisme tubuh Hippocrates, perbedaan suasana hati atau mood manusia datang sebagai akibat dari ketidakseimbangan pada salah satu dari empat cairan tubuh, yaitu: darah, empedu kuning, empedu hitam, dan dahak. Galen mempromosikan teori ini dan tipologi temperamen manusia. Dalam pandangan Galen, ketidakseimbangan setiap cairan tubuh tersebut berhubungan dengan jenis temperamen manusia tertentu (darah-optimis, empedu hitam-melankolis, empedu kuning-koleris, dan dahak-apatis). Dengan demikian, individu dengan temperamen sanguin bersifat ekstrovert dan sosial; individu dengan tempramen koleris memiliki energi, gairah, dan karisma; melankolis biasanya kreatif, baik, dan perhatian; serta temperamen phlegmatik yang ditandai dengan suka bergantung, ramah, dan suka berkasih sayang.[1]", "question_text": "apakah kontribusi Galenus terhadap dunia kedokteran?", "answers": [{"text": "pemahaman Hippocrates tentang penyakit", "start_byte": 50, "limit_byte": 88}]} {"id": "2960895663208047669-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kapal segel merah", "passage_text": "Sekitar 200 orang per kapal dapat ditampung dalam kompartemen kapal. Dari lima belas kapal segel merah, rata-rata kapalnya berawak 236 orang.", "question_text": "berapakah awak kapal segel merah?", "answers": [{"text": "236 orang", "start_byte": 131, "limit_byte": 140}]} {"id": "7814421781427294718-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "berapakah luas Mesir?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "4688073355146266486-0", "language": "indonesian", "document_title": "Krona Norwegia", "passage_text": "Krona Norwegia [ˈkɾuːnə] (sign: kr; code: NOK) adalah nama mata uang negara Norwegia. Satu krone bercabang 100 ore. Mata uang ini pertama kali dipakai sejak tahun 1875.", "question_text": "apakah nama mata uang Norwegia?", "answers": [{"text": "Krona Norwegia", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-6385864048449355143-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sunsilk", "passage_text": "1952: Diluncurkan untuk pertama kalinya di pasar Indonesia (dalam botol kaca).\n1970: Sunsilk diluncurkan kembali dengan menggunakan botol rancangan Internasional dan pada saat yang sama varian kedua “lemon” diluncurkan.\n1975: Sunsilk hitam – sampo hitam pertama yang diperkenalkan di pasar dan kemudian menjadi varian tulang punggung merek ini.\n1984: Sunsilk mengganti bentuk botol dan kemasan Baru dan mempunyai 4 varian: Urang Aring, Lidah Buaya, Seledri dan Egg\n1986: Sunsilk mengganti wajah baru dengan 4 Varian yang sama dengan sebelumnya\n1990: Sunsilk kembali mengganti kemasan baru dengan memakai Inez Tagor sebagai Model Kemasan Sunsilk\n1993: Sunsilk Mengganti kemasan baru dan meluncurkan Varian Baru: Telur & Madu, Rumput Laut & Ultra Mild\n1995: Sunsilk meluncurkan varian Sunsilk Sari Santan & Mawar dan diperkenalkan di pasar.\n1997: Peluncuran kembali produk Sunsilk (5 varian) dengan menggunakan pendekatan varian ganda dan juga bentuk botol baru.\n1999: Peluncuran kembali deretan dengan menggunakan Fruitamin sebagai pendekatan baru teknologi ilmu alam (Proyek Apolo).\n2000: Sunsilk Meluncurkan Ulang Sunsilk Jeruk Nipis & Rumput Laut menjadi Sunsilk Anti Ketombe\n2000: Sunsilk meluncurkan varian Extra Mild (Chamomile)\n2000: Sunsilk Meluncurkan ulang Sunsilk Urang Aring & Kemiri menjadi Sunsilk Kemilau Rambut Hitam\n2001: Peluncuran kembali Sunsilk dengan menggunakan bahan bergizi sebagai pendekatan teknologi baru (Proyek Voyager).\n2003: Sunsilk Meluncurkan kembali Varian Sunsilk dengan menggunakan bentuk botol baru (Proyek Merkuri).\n2004: Sunsilk Meluncurkan Varian Baru Sunsilk. Sunsilk Silky Straight dengan Nutrisilk Zaitun Complex\n2004: Sunsilk meluncurkan shampoo pertama khusus wanita berhijab di Indonesia, Sunsilk Clean & Fresh\n2005: Sunsilk meluncurkan Sunsilk Hair Nourisher/Sunsilk Conditioner\n2005: Sunsilk meluncurkan Sunsilk Leave On Mouisturizer\n2005: Sunsilk meluncurkan Ulang Sunsilk Anti Dandruff menjadi Sunsilk Double Care Anti Dandruff\n2005: Sunsilk meluncurkan Varian Baru: Weighty & Smooth, Color Lock dan Summer Fresh (limited Edition)\n2006: Peluncuran kembali produk Sunsilk dengan rancangan permukaan baru (Proyek Aurous).\n2007: Sunsilk meluncurkan Varian Baru Sunsilk Hair Fall Solution\n2008: Sunsilk melakukan revolusi 6 varian baru dengan bentuk botol baru dengan slogan \"Sebab hidupmu tak bisa menunggu, juga rambut indahmu\".\n2010: Sunsilk kembali Melakukan Revolusi dengan Inovasinya Di Industri Kecantikan Rambut. Sunsilk Bekerja Sama Dengan 7 Pakar Rambut Dunia Untuk menghasilkan Formulasi Terbaik Sunsilk Yang Menggabungkan Teknologi Tinggi Yang Dimiliki Sunsilk Dengan Ilmu Dan Pengalaman Dari Para Ahli Rambut Terkemuka Di Bidangnya. Dengan Pakar-pakar Rambut Yang memiliki Keahlian Di bidangnya Masing-Masing Untuk Mengatasi Berbagai Permasalahan Rambut, Sunsilk Membawa Solusi Bagi Para Wanita Di dunia Yang menginginkan Penampilan yang Sempurna Dengan Rambut Yang Indah dan Bebas Masalah.\n2013: Sunsilk Kembali Melakukan Revolusi dengan wajah Baru dan masih bekerja sama dengan 7 Pakar rambut Dunia.\n2014 Sunsilk meluncurkan ulang varian Sunsilk Hair fall Solution yang sebelumnya mengandung Soya Vitamin Complex Kini sekarang mengandung ROOT LOCK MINERAL\n2015: Sunsilk Meluncurkan Varian terbaru LIVELY STRAIGHT\n2016: Sunsilk hadir dengan kemasan dan bentuk botol baru sekaligus meluncurkan rangkaian Sunsilk Hijab Recharge.\n2018: Sunsilk Meluncurkan Varian Baru Sunsilk Hijab Recharge yaitu Sunsilk Hijab Refresh & Anti Dandruff, Sunsilk Hijab Refresh & volume, dan Sunsilk Hijab Refresh Hair Fall Solution\n2018: Sunsilk meluncurkan ulang Sunsilk Black Shine Baru dengan ANTI UV ACTIVE agar melindungi rambut dari Sinar Matahari\n2019: Sunsilk kembali Meluncurkan varian baru Sunsilk yaitu Sunsilk Thick & Long dengan Biotin dan Aloe Vera ( Lidah Buaya)", "question_text": "Apakah slogan sampo Sunsilk?", "answers": [{"text": "Sebab hidupmu tak bisa menunggu, juga rambut indahmu", "start_byte": 2328, "limit_byte": 2380}]} {"id": "-7639689821924940657-2", "language": "indonesian", "document_title": "Johann Sebastian Bach", "passage_text": "Johann Sebastian Bach lahir pada tanggal 21 Maret 1685 di kota Eisenach, Jerman. Ayahnya bernama Johann Ambrosius Bach, dia adalah seorang pemain terompet dan dirigen orkes kota tersebut[2]. Johann Sebastian adalah anak bungsu dari delapan bersaudara. Pada saat orangtua Bach meninggal pada tahun 1695 dia pindah ke Ohrdruf dan diasuh oleh kakak laki-lakinya, Johann Christoph Bach. Di Ohrdruf, Bach melanjutkan pendidikannya ke sekolah Lyceum. Bach cukup berprestasi di sekolahnya, dari kakaknya Bach diajarkan bermain organ dan kemungkinan juga belajar bermain biola. Bach belajar sendiri ilmu komposisi dengan cara biasa dan lazim pada zaman itu, yaitu menyalin buku musik komposisi-komposisi komponis Barok.", "question_text": "Kapan Johann Sebastian Bach lahir ?", "answers": [{"text": "21 Maret 1685", "start_byte": 41, "limit_byte": 54}]} {"id": "93593624016101022-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "The Beatles adalah kelompok pemusik Inggris beraliran rock, dibentuk di Liverpool pada tahun 1960, seringkali dianggap sebagai pemusik tersukses secara komersial dan paling banyak mendapat pujian dalam musik populer. Sejak tahun 1962, kelompok ini terdiri dari John Lennon (gitar ritem, vokal), Paul McCartney (gitar bass, vokal), George Harrison (gitar utama, vokal), Ringo Starr (drum, vokal). Bermula dari aliran skiffle dan rock and roll 1950-an, kelompok ini nantinya memainkan musik dalam berbagai genre mulai dari folk rock sampai rock psikedelik, memasukkan juga unsur musik klasik dan elemen lain dengan cara inovatif. The Beatles dipandang sebagai perwujudan ide-ide progresif, berpengaruh terhadap revolusi sosial budaya dekade 60-an.", "question_text": "Siapa personil The Beatles?", "answers": [{"text": "John Lennon (gitar ritem, vokal), Paul McCartney (gitar bass, vokal), George Harrison (gitar utama, vokal), Ringo Starr (drum, vokal)", "start_byte": 261, "limit_byte": 394}]} {"id": "-3446447094790325891-0", "language": "indonesian", "document_title": "Prasangka", "passage_text": "Prasangka berarti membuat keputusan sebelum mengetahui fakta yang relevan mengenai objek tersebut. Awalnya istilah ini merujuk pada penilaian berdasar ras seseorang sebelum memiliki informasi yang relevan yang bisa dijadikan dasar penilaian tersebut. Selanjutnya prasangka juga diterapkan pada bidang lain selain ras. Pengertiannya sekarang menjadi sikap yang tidak masuk akal yang tidak terpengaruh oleh alasan rasional[1]", "question_text": "berdasarkan apakah penilaian prasangka?", "answers": [{"text": "ras seseorang sebelum memiliki informasi yang relevan yang bisa dijadikan dasar penilaian tersebut", "start_byte": 151, "limit_byte": 249}]} {"id": "1764434681357450044-0", "language": "indonesian", "document_title": "Industrialisasi", "passage_text": "Industrialisasi adalah suatu proses perubahan sosial ekonomi yang mengubah sistem pencaharian masyarakat agraris menjadi masyarakat industri[1]. Industrialisasi juga bisa diartikan sebagai suatu keadaan di mana masyarakat berfokus pada ekonomi yang meliputi pekerjaan yang semakin beragam (spesialisasi), gaji, dan penghasilan yang semakin tinggi. Industrialisasi adalah bagian dari proses modernisasi di mana perubahan sosial dan perkembangan ekonomi erat hubungannya dengan inovasi teknologi.‘[1]’", "question_text": "Apa pengertian dari industrialis ?", "answers": [{"text": "proses perubahan sosial ekonomi yang mengubah sistem pencaharian masyarakat agraris menjadi masyarakat industri", "start_byte": 29, "limit_byte": 140}]} {"id": "-4679678177110626520-6", "language": "indonesian", "document_title": "Rambhai Barni", "passage_text": "\nPasangan itu pindah lagi ke pengadilan baling-baling, rumah tertua di desa Biddenden di Kent. Mereka hidup damai di sana, berkebun di pagi hari dan raja menulis otobiografinya di sore hari. Pada tahun 1938 pasangan kerajaan pindah lagi ke Compton rumah, di desa Wentworth di Virginia Water, Surrey. Pasangan ini tidak memiliki anak, tetapi mengadopsi anak bayi dari salah satu saudara almarhum Prajadhipok ini. (Anak tiri, Pangeran Jirasakdi, kemudian akan berfungsi sebagai pilot RAF pejuang selama pertarungan dari Britain. Dia meninggal bertugas di 1942.)", "question_text": "Siapakah nama anak Ratu Rambhai Barni dari Siam?", "answers": [{"text": "tidak memiliki anak, tetapi mengadopsi anak bayi dari salah satu saudara almarhum Prajadhipok", "start_byte": 313, "limit_byte": 406}]} {"id": "86622995848527414-0", "language": "indonesian", "document_title": "Majapahit", "passage_text": "Kerajaan Majapahit (Javanese: ꦤꦒꦫꦶ​ꦏꦫꦗꦤ꧀​ꦩꦗꦥꦻꦠ꧀; Nagari Karajan Mɔjɔpait, Sanskerta: विल्व तिक्त; Wilwatikta) adalah sebuah kerajaan yang berpusat di Jawa Timur, Indonesia, yang pernah berdiri sekitar tahun 1293 hingga 1500 M. Kerajaan ini mencapai puncak kejayaannya menjadi kemaharajaan raya yang menguasai wilayah yang luas di Nusantara pada masa kekuasaan Hayam Wuruk, yang berkuasa dari tahun 1350 hingga 1389.", "question_text": "Kapankah kerajaan Majapahit berdiri ?", "answers": [{"text": "1293", "start_byte": 263, "limit_byte": 267}]} {"id": "4956857242437822998-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "passage_text": "\nBandar Udara Internasional Ngurah Rai (English: Ngurah Rai International Airport), (Hanacaraka: ᬩᬦ᭄ᬤᬃ​ᬉᬤᬭ​-ᬦ᭄ᬢᬾᬃᬦᬲᬶᬬᭀᬦᬮ᭄​ᬗᬸᬭᬄ​ᬭᬿ) (IATA: DPS, ICAO: WADD) atau disebut juga Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai adalah bandar udara internasional yang terletak di sebelah selatan Bali, Indonesia, tepatnya di daerah Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Bali, sekitar 13km dari Denpasar. Bandar Udara Internasional Ngurah Rai merupakan bandara tersibuk ketiga di Indonesia, setelah Bandara Internasional Soekarno-Hatta dan Bandara Internasional Juanda.\n\n\nNama bandara ini diambil dari nama I Gusti Ngurah Rai, seorang pahlawan Indonesia dari Bali.", "question_text": "Apa nama bandar udara Bali ?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "start_byte": 1, "limit_byte": 38}]} {"id": "3639105715278100882-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sinetron", "passage_text": "Sinetron (singkatan dari sinema elektronik) adalah istilah untuk program drama bersambung produksi Indonesia yang disiarkan oleh stasiun televisi di Indonesia.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan sinetron?", "answers": [{"text": "istilah untuk program drama bersambung produksi Indonesia yang disiarkan oleh stasiun televisi di Indonesia", "start_byte": 51, "limit_byte": 158}]} {"id": "2884540924355768387-32", "language": "indonesian", "document_title": "Sunan Kudus", "passage_text": "Pada tahun 1550, Sunan Kudus meninggal dunia saat menjadi Imam sholat Subuh di Masjid Menara Kudus, dalam posisi sujud. kemudian dimakamkan di lingkungan Masjid Menara Kudus.", "question_text": "dimanakah Sunan Kudus meninggal?", "answers": [{"text": "Masjid Menara Kudus", "start_byte": 79, "limit_byte": 98}]} {"id": "-1752588695438063443-26", "language": "indonesian", "document_title": "Dante Alighieri", "passage_text": "Dante menerima undangan Pangeran Guido Novello da Polenta ke Ravenna pada tahun 1318. Ia menyelesaikan Paradiso, dan wafat pada tahun 1321 (umur 56 tahun) ketika kembali ke Ravenna dari suatu misi diplomatik ke Venesia, kemungkinan akibat malaria yang berjangkit di sana. Ia dimakamkan di Ravenna di Gereja San Pier Maggiore (belakangan dinamakan San Francesco). Bernardo Bembo, pretor Venesia, mendirikan sebuah makam baginya pada tahun 1483.", "question_text": "dimanakah Durante degli Alighieri meninggal dunia?", "answers": [{"text": "Ravenna", "start_byte": 173, "limit_byte": 180}]} {"id": "-8905152941730901729-13", "language": "indonesian", "document_title": "Omega Supreme", "passage_text": "Omega Supreme kembali tampil dalam Transformers: Animated. Ia adalah robot terbesar yang mengorbankan dirinya untuk mengakhiri perang antara Autobots dan Decepticons. Sebelumnnya ia juga sukses menghajar semua anggota Seekers pimpinan Starscream. Bahkan ia sendiri pula yang berhasil membunuh Starscream hingga akhirnya kepalanya digunakan untuk Jembatan Luar Angkasa oleh Megatron.", "question_text": "siapakah robot terbesar di Transformers?", "answers": [{"text": "Omega Supreme", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "4622196357594555705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas kota Jerman?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "-5322439356357248510-0", "language": "indonesian", "document_title": "Edom", "passage_text": "ka|jmpl|200px|Peta kerajaan Edom (warna merah) pada puncak kejayaannya, ~600SM. Wilayah yang berwarna merah tua adalah perkiraan batas wilayah Idumaea (zaman Romawi).\nEdom merupakan nama tempat yang sebelumnya dikenal dengan nama Seir.[1] Tanah dan penghuni dari Edom ini ditemukan di dataran bagian selatan dan tenggara dari Laut Mati.[2] Edom juga bertetangga dengan Israel di timur dan selatan.[3] Di dalam Alkitab nama 'Edom' memiliki tiga makna.[1] Makna yang pertama (Kejadian 25:30; 36:1, 8, dan 19) yaitu nama lain dari Esau sebagai peringatan bahwa ia menukar hak kesulungannya dengan sup merah.[1] Makna yang kedua (kitab Bilangan 20:18, 20, 21; kitab Amos 1:6, 11; 9:12; kitab Maleakhi 1:4) yaitu Edom sebagai suatu kelompok bangsa.[1] Makna yang ketiga (kitab Kejadian 32:3; 36:20, 21, 30; kitab Bilangan 24:18) yaitu tanah yang diduduki oleh keturunan Esau, yang sebelumnya dikenal dengan nama Seir.[1] Kata Edom sendiri berarti 'merah'.[4] Kata ini menunjuk pada sup yang diberikan sebagai ganti hak kesulungannya.[2] Selain itu, kata ini juga berkaitan dengan kelahiran Esau yang terdapat dalam kitab Kejadian 25:25.[4] Selain itu, kata \"merah\" ini juga muncul karena warna kemerah-merahan yang ada pada tanah Edom yang di dalam Akitab disebutkan terdiri dari batu yang berwarna merah.[5] Dalam zaman Romawi atau Perjanjian Baru, wilayah Edom dikenal dengan nama Idumea.", "question_text": "dimanakah letak Edom ?", "answers": [{"text": "dataran bagian selatan dan tenggara dari Laut Mati", "start_byte": 285, "limit_byte": 335}]} {"id": "-2017006490324853201-3", "language": "indonesian", "document_title": "Perkembangan surat kabar", "passage_text": "Pada tahun 1960, Benjamin Harris mengawali penerbitan surat kabar Amerika yang pertama dengan nama Publick Occurrences Both Forreign and Domestick, yang salah satu kontennya mengangkat tentang dugaan perselingkuhan antara Raja Perancis dengan menantunya [1]. Akibat pemberitaan yang sensitif tersebut, otoritas pemerintahan kolonial akhirnya memberhentikan kegiatan produksi dari surat kabar ini. Surat kabar ini terbit untuk pertama dan terakhir kali pada tanggal 25 September 1960 . Belasan tahun setelah peristiwa ini, James Franklin, menerbitkan lagi sebuah surat kabar dengan tanpa melalui perizinan dari pemerintah. Surat kabar tersebut berjudul New England Courant. Akibatnya, James Franklin kemudian dijebloskan ke penjara oleh otoritas pemerintah lokal pada saat itu. Setelah peristiwa itu, sang adik yakni Benjamin Franklin kemudian pindah ke Philadelphia dan memulai sebuah surat kabar yang bernama Pennsylvania Gazette.", "question_text": "Kapan surat kabar pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "2557758377671962731-13", "language": "indonesian", "document_title": "Element", "passage_text": "Pada 2013, Element rencananya akan kembali dengan single baru pada Juni 2013. Namun karena pembagian jadwal yang masih tidak jelas menyebabkan proyek mereka tertunda. Namun pada September 2013, Element memutuskan untuk kembali di dunia musik Indonesia. Rencananya album kedelapannya akan keluar pada 2014. Dalam waktu dekat, Element juga akan menggelar konser tur di seluruh Indonesia yang juga menjadi promosi album kedelapannya.[6]", "question_text": "berapakah jumlah album Band Element?", "answers": [{"text": "delapan", "start_byte": 419, "limit_byte": 426}]} {"id": "5599576727938197620-52", "language": "indonesian", "document_title": "Afganistan", "passage_text": "Di samping ibu kotanya Kabul, Herat, Jalalabad, Mazar-e Sharif dan Kandahar ialah kota-kota utama negara ini. Lihat juga Kota-kota di Afganistan.", "question_text": "apakah nama ibukota Afganistan?", "answers": [{"text": "Kabul", "start_byte": 23, "limit_byte": 28}]} {"id": "-1193745572673714054-28", "language": "indonesian", "document_title": "Kolombia", "passage_text": "33 Bogotá* (Distrik Ibu kota)", "question_text": "Apakah ibukota Kolombia?", "answers": [{"text": "Bogotá", "start_byte": 3, "limit_byte": 10}]} {"id": "-6467560215406629439-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "Dimana letak Yogyakarta ?", "answers": [{"text": "selatan Pulau Jawa", "start_byte": 345, "limit_byte": 363}]} {"id": "7521497482416996145-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Yavuz Sultan Selim", "passage_text": "Masjid Yavuz-Sultan-Selim di Mannheim, Jerman, yang dinamai setelah Selim I, adalah masjid terbesar di Jerman. Masjid ini menarik sekitar 3.000 Muslim setiap akhir pekan.[1]", "question_text": "Apakah masjid terbesar di Jerman?", "answers": [{"text": "Masjid Yavuz-Sultan-Selim", "start_byte": 0, "limit_byte": 25}]} {"id": "3230102817467960948-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi Timur", "passage_text": "Negeri ini berdiri selama lebih dari ribuan tahun. Selama keberadaannya, Romawi Timur merupakan kekuatan ekonomi, budaya, dan militer yang kuat di Eropa, meskipun terus mengalami kemunduran, terutama pada masa Peperangan Romawi-Persia dan Romawi Timur-Arab. Kekaisaran ini direstorasi pada masa Dinasti Makedonia, bangkit sebagai kekuatan besar di Mediterania Timur pada akhir abad ke-10, dan mampu menyaingi Kekhalifahan Fatimiyah. Setelah tahun 1071, sebagian besar Asia Kecil direbut oleh Turki Seljuk. Restorasi Komnenos berhasil memperkuat dominasi pada abad ke-12, tetapi setelah kematian Andronikos I Komnenos dan berakhirnya Dinasti Komnenos pada akhir abad ke-12, kekaisaran kembali mengalami kemunduran. Romawi Timur semakin terguncang pada masa Perang Salib Keempat tahun 1204, ketika kekaisaran ini dibubarkan secara paksa dan dipisah menjadi kerajaan-kerajaan Yunani dan Latin yang saling berseteru. Kekaisaran berhasil didirikan kembali pada tahun 1261 di bawah pimpinan kaisar-kaisar Palaiologos, tetapi perang saudara pada abad ke-14 terus melemahkan kekuatan kekaisaran. Sisa wilayahnya dicaplok oleh Kesultanan Utsmaniyah dalam Peperangan Romawi Timur-Utsmaniyah. Akhirnya, Konstantinopel berhasil direbut oleh Utsmaniyah pada tanggal 29 Mei 1453, menandai berakhirnya Kekaisaran Romawi Timur.", "question_text": "Kapan kekaisaran Bizantium runtuh ?", "answers": [{"text": "29 Mei 1453", "start_byte": 1253, "limit_byte": 1264}]} {"id": "-87301816131354175-27", "language": "indonesian", "document_title": "David Ben-Gurion", "passage_text": "Ben-Gurion mengundurkan diri sebagai perdana menteri untuk apa yang digambarkan sebagai alasan pribadi pada tahun 1963, dan memilih Levi Eshkol sebagai penggantinya. Setahun kemudian persaingan yang dikembangkan antara dua pada masalah Peristiwa Lavon. Ben-Gurion memutuskan hubungan dengan pihak pada Juni 1965 atas penanganan Eshkol tentang urusan Lavon dan membentuk partai baru, Rafi yang memenangkan sepuluh kursi di Knesset. Setelah Perang Enam Hari, Ben-Gurion yang mengabulkan gugatan mengembalikan semua wilayah yang diduduki selain dari Yerusalem, Dataran Tinggi Golan, dan Gunung Hebron.[12]", "question_text": "siapakah pengganti David Ben-Gurion?", "answers": [{"text": "Levi Eshkol", "start_byte": 132, "limit_byte": 143}]} {"id": "9029108992272985754-9", "language": "indonesian", "document_title": "Roket", "passage_text": "\nRoket pertama dibuat di Tiongkok pada abad ke-13. Semenjak awal di Tiongkok, roket digunakan sebagai mercon/kembang api yang mampu melesat ke udara hingga membentuk kembang api raksasa di angkasa. Belakangan mercon dikembangkan menjadi roket dan dijadikan sarana untuk membawa muatan dengan tujuan perang maupun damai.", "question_text": "kapankah roket pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "abad ke-13", "start_byte": 39, "limit_byte": 49}]} {"id": "1246719820669201854-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyaliban dan kematian Yesus", "passage_text": "\n\nKematian Yesus Kristus Sang Juru Selamat Manusia terjadi pada abad ke-1 Masehi, diperkirakan antara tahun 30-33 M. Menurut penanggalan Yahudi, Ia mati tergantung di atas salib, tanggal 14 Nisan, beberapa jam sebelum hari Paskah Yahudi dirayakan (tanggal 15 Nisan, dimulai pada sekitar pk. 18:00 saat matahari terbenam). Hukuman mati dengan disalibkan dijatuhkan atas perintah gubernur Kerajaan Romawi untuk provinsi Yudea, Pontius Pilatus, berdasarkan laporan para pemuka agama Yahudi saat itu bahwa Yesus Kristus mengaku sebagai Raja orang Yahudi. Berita penyaliban dan kematian ini dicatat di sejumlah tulisan sejarawan Kerajaan Romawi, orang Yahudi dan murid-murid Yesus. Catatan yang paling detail ditemukan di kitab-kitab Injil dalam bagian Perjanjian Baru Alkitab Kristen.", "question_text": "Kapan Yesus kristus disalib?", "answers": [{"text": "30-33 M", "start_byte": 108, "limit_byte": 115}]} {"id": "-2390012343387765739-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rembrandt van Rijn", "passage_text": "Rembrandt lahir 15 Juli 1606 di Leiden, Netherlands. Keluarganya hidup cukup sejahtera, ayahnya bekerja di penggilingan, sementara ibunya seorang anak tukang roti.", "question_text": "Dimana Rembrandt Harmenszoon lahir?", "answers": [{"text": "Leiden, Netherlands", "start_byte": 32, "limit_byte": 51}]} {"id": "349978977723947462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Elon Musk", "passage_text": "Elon Musk (/ˈiːlɒn ˈmʌsk/; lahir di Afrika Selatan, 28 Juni 1971) adalah tokoh bisnis, penemu, dan industrialis dari Afrika Selatan. Ia merupakan pendiri dan CEO SpaceX.[12] Setelah mengikuti kuliah perdagangan di Queen's School of Business selama dua tahun, Musk mendapatkan gelar sarjana ekonomi dari the Wharton School of the University of Pennsylvania[13] dan sarjana fisika.[13] Ia mendirikan SpaceX, Tesla Motors, dan ikut mendirikan PayPal[14][15].", "question_text": "Kapan Elon Musk lahir ?", "answers": [{"text": "28 Juni 1971", "start_byte": 57, "limit_byte": 69}]} {"id": "-1805870620363694386-2", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon", "passage_text": "1871,\tAntonio Meucci mematenkan penemuannya yang disebut sound Telegraph. Penemuannya ini memungkinkan adanya komunikasi dalam bentuk suara antara dua orang dengan menggunakan perantara kabel.\n1875,\tperusahaan telekomunikasi The Bell mendapatkan hak paten atas penemuan Meucci yang disebut transmitters and Receivers for Electric Telegraphs. Sistem ini menggunakan getaran multiple baja untuk memberikan jeda pada sirkuit.\n1876,\tperusahaan Bell mematenkan Improvement in Telegraphy. Sistem ini memberikan metode untuk mentransmisikan suara secara telegraf.[1]\n1877,\tThe Charles Williams Shop merupakan tempat di mana telepon pertama kali dibuat dengan pengawasan Watson, yang selanjutnya menjadi departemen riset dan pengembangan dari perusahaan telekomunikasi tersebut. Alexander Graham Bell terus memantau produktivitas perusahaan tersebut sehingga pada akhir tahun sebanyak tiga ratus telepon dapat digunakan. Perusahaan Bell juga dtelah mematenkan telepon electro-magnetic yang menggunakan magnet permanen, diafragma besi, dan dering panggilan.\n1878,\tpapan pengganti secara manual ditemukan sehingga memungkinkan banyak telepon terhubung melalui sebuah saluran pertukaran di bawah kepemimpinan Theodore N. Vail, perusahaan Bell mempunyai 10.000 telepon yang dapat digunakan.\n1880,\tsirkuit metalic pertama dipasang. Sirkuit ini merupakan perbaharuan dari sirkuit one-wire menjadi two-wire. Perbaharuan ini membantu mengurangi gangguan yang seringkali dirasakan dengan penggunaan jalur one-wire.\n1891,\ttelepon dengan nomor dial pertama kali digunakan. Telepon akan bekerja secara otomatis menghubungkan penelepon ke operator dengan cara menekan nomor dial berdasarkan instruksi.\n1915,\ttelepon dengan sistem wireless pertama kali digunakan. Sistem ini memudahkan pengguna telepon untuk saling berhubungan lintas negara.", "question_text": "kapankah Pesan suara diciptakan pertama kali?", "answers": [{"text": "1871", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "8653693927001563581-5", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "Karakter Tionghoa (diucapkan \"manhua\" dalam bahasa Mandarin) yang digunakan untuk menulis kata manga dalam bahasa Jepang dapat diterjemahkan sebagai \"gambar aneh\" atau \"sketsa spontan\".[17] Awalnya istilah ini muncul pada abad ke-18 pada literati Tiongkok,[17] kata ini pertama kali muncul ke dalam penggunaan istilah umum di Jepang pada akhir abad ke-18 dengan diterbitkan karya-karya seperti Santō Kyōden buku bergambar Shiji no yukikai (1798), dan pada awal abad ke-19 dengan karya-karya seperti Aikawa Minwa ini Manga hyakujo (1814) dan buku-buku terkenal Hokusai Manga (1814–1834) mengandung berbagai macam gambar dari sketsa dari seniman terkenal ukiyo-e Hokusai.[18] Rakuten Kitazawa (1876–1955) pertama kali menggunakan kata manga dalam pengertian modern.[19]", "question_text": "Kapankah manga muncul pertama kali di Jeoang", "answers": [{"text": "abad ke-18", "start_byte": 222, "limit_byte": 232}]} {"id": "9120561561587812448-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Sanggau", "passage_text": "Hingga kini, di Labai Lawai masih dapat ditemukan situs sejarah peninggalan Kerajaan Sanggau, yakni berupa batu~batu keramat yang dinamakan Batu Dara Nante dan Batu Babai Cinga.[3] Batu-batu itu menancap ditanah dan ditutup kain kuning berbentuk segi empat dengan ketinggian sekitar 1 meter.[3] Hingga saat ini, warga setempat masih melakukan ritual adat yang rutin diadakan setiap tahun tersebut dengan memberikan sesaji untuk batu-batu yang disucikan tersebut.[3]", "question_text": "Apakah peninggalan sejarah yang bisa ditemukan di kota Lawai ?", "answers": [{"text": "batu~batu keramat yang dinamakan Batu Dara Nante dan Batu Babai Cinga", "start_byte": 107, "limit_byte": 176}]} {"id": "-2789850236937129263-1", "language": "indonesian", "document_title": "Reinhard Bonnke", "passage_text": "Reinhard Bonnke lahir pada 19 April 1940 di Königsberg, Prusia Timur, Jerman.[1] Saat itu Perang Dunia II tengah berkecamuk. Ia anak kelima dari enam bersaudara. Bersama ibunya, mereka lari sebagai pengungsi. Dengan menggunakan kapal, mereka melintasi Laut Baltik dan mendarat di Denmark. Mereka berada di tempat pengungsian yang dikelilingi kawat berduri. Untuk bertahan hidup, mereka terpaksa mengais-ngais makanan. Sebuah masa kecil yang getir. ”Jadi, itulah yang melatari mengapa saya sangat ber-belas kasihan pada kaum gelandangan dan kaum miskin,” kenangnya dalam sebuah wawancara. Ketika berusia sembilan tahun, ia dan saudara-saudaranya kembali ke Jerman. Ayahnya saat itu menjadi pendeta dan telah merintis gereja di Hamburg, Jerman Barat. Disanalah ia dibesarkan.", "question_text": "tahun berapakah Reinhard Willi Gottfried Bonnke dilahirkan?", "answers": [{"text": "1940", "start_byte": 36, "limit_byte": 40}]} {"id": "-1029411292308074404-0", "language": "indonesian", "document_title": "Joko Widodo", "passage_text": "\nIr. H. Joko Widodo atau Jokowi () adalah Presiden ke-7 Indonesia yang mulai menjabat sejak 20 Oktober 2014. Ia terpilih bersama Wakil Presiden Muhammad Jusuf Kalla dalam Pemilu Presiden 2014. Jokowi pernah menjabat Gubernur DKI Jakarta sejak 15 Oktober 2012 sampai dengan 16 Oktober 2014 didampingi Basuki Tjahaja Purnama sebagai wakil gubernur. Sebelumnya, dia adalah Wali Kota Surakarta (Solo), sejak 28 Juli 2005 sampai dengan 1 Oktober 2012 didampingi F.X. Hadi Rudyatmo sebagai wakil wali kota.[5] Dua tahun menjalani periode keduanya menjadi Wali Kota Solo, Jokowi ditunjuk oleh partainya, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P), untuk bertarung dalam pemilihan Gubernur DKI Jakarta berpasangan dengan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).[6]", "question_text": "berasal dari partai apakah Joko Widodo?", "answers": [{"text": "Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan", "start_byte": 597, "limit_byte": 634}]} {"id": "-4052040341823004910-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bodhisatwa", "passage_text": "\n\nDalam ajaran agama Buddha, seorang Bodhisatwa; Bodhisattva (bahasa Sanskerta) atau Bodhisatta (bahasa Pali) atau Photishat (bahasa Thai: โพธิสัตว์) adalah makhluk yang mendedikasikan dirinya demi kebahagiaan makhluk selain dirinya di alam semesta. Dapat juga diartikan \"calon Buddha\".", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Bodhisattva Mahasattva?", "answers": [{"text": "makhluk yang mendedikasikan dirinya demi kebahagiaan makhluk selain dirinya di alam semesta", "start_byte": 175, "limit_byte": 266}]} {"id": "-8549244282372369112-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hukum kemanusiaan internasional", "passage_text": "Hukum kemanusiaan internasional, hukum humaniter internasional (HHI), yang sering kali juga disebut sebagai hukum konflik bersenjata (English: international humanitarian law), adalah batang tubuh hukum yang mencakup Konvensi Jenewa dan Konvensi Den Haag beserta perjanjian-perjanjian, yurisprudensi, dan hukum kebiasaan internasional yang mengikutinya.[1] HHI menetapkan perilaku dan tanggung jawab negara-negara yang berperang, negara-negara netral, dan individu-individu yang terlibat peperangan, yaitu terhadap satu sama lain dan terhadap orang-orang yang dilindungi, biasanya berarti orang sipil.", "question_text": "Apa pengertian dari Hukum kemanusiaan internasional?", "answers": [{"text": "batang tubuh hukum yang mencakup Konvensi Jenewa dan Konvensi Den Haag beserta perjanjian-perjanjian, yurisprudensi, dan hukum kebiasaan internasional yang mengikutinya", "start_byte": 183, "limit_byte": 351}]} {"id": "-6881733023377408775-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arab Saudi", "passage_text": "Wilayah Arab Saudi kini merupakan bekas dari empat wilayah distrik: Hejaz, Najd, dan bagian dari Arabia Timur (Al-Ahsa) dan Arabia Selatan ('Asir).[1] Kerajaan Arab Saudi didirikan pada 1932 oleh Ibnu Saud. Dia mempersatukan empat wilayah kedalam sebuah negara tunggal menjadi sebuah rangkaian penaklukan yang dimulai pada 1902 dengan ibu kotanya di Riyadh, rumah asal keluarganya, Wangsa Saud. Arab Saudi adalah negara monarki absolut, dengan petunjuk syari'ah Islam.[2][3]Arab Saudi juga kadangkala di sebut dengan \"Tanah Dua Masjid Suci\" yang merujuk kepada Masjidil Haram (di Mekkah), dan Masjid Nabawi (di Madinah), dua tempat paling suci dalam agama Islam. Kerajaan memiliki total populasi sebanyak 28.7 juta, dengan 20 juta diantaranya adalah bangsa Saudi dan 8 juta lainnya merupakan warga negara asing.[4][5][6] Bahasa resmi negara ini adalah bahasa Arab.", "question_text": "Apakah bahasa resmi Arab Saudi?", "answers": [{"text": "bahasa Arab", "start_byte": 852, "limit_byte": 863}]} {"id": "6751005409163644438-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zathura", "passage_text": "Zathura: Petualangan Ruang Angkasa (atau Zathura) adalah film fantasi fiksi ilmiah yang dibuat pada 2005. Disutradarai oleh Jon Faverau, dan secara longgar didasarkan pada buku Zathura diilustrasikan oleh Chris Van Allsburg, penulis Jumanji. Pemerannya adalah Jonah Bobo sebagai Danny dan Josh Hutcherson sebagai Walter. Tim Robbins juga memiliki peran kecil sebagai ayah anak laki-laki yang bercerai. Film ini dibuat di Los Angeles dan Culver City, California & dirilis pada tanggal 11 November 2005 oleh Columbia Pictures.[1] Tidak seperti buku, film tidak memuat materi Jumanji dan tidak menyebutkan peristiwa Jumanji. Film ini sukses kritis meskipun box office bomb.", "question_text": "Kapan film Zathura: Petualangan Ruang Angkasa dirilis?", "answers": [{"text": "11 November 2005", "start_byte": 484, "limit_byte": 500}]} {"id": "-219224597758567478-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi", "passage_text": "Sulawesi, dahulu dikenal sebagai Celebes (/ˈsɛlɪbiːz/ atau /sɪˈliːbiːz/), adalah sebuah pulau di Indonesia. Sulawesi merupakan salah satu dari empat Kepulauan Sunda Besar, dan merupakan pulau terbesar kesebelas di dunia, yang terletak di sebelah timur Kalimantan, sebelah barat Kepulauan Maluku, dan sebelah selatan Mindanao dan Kepulauan Sulu, Filipina. Di Indonesia, hanya Pulau Sumatera, Kalimantan dan Papua yang lebih besar luas wilayahnya, dan hanya Pulau Jawa dan Sumatera yang memiliki populasi lebih banyak dari Sulawesi.", "question_text": "dimanakah letak pulau Sulawesi?", "answers": [{"text": "sebelah timur Kalimantan, sebelah barat Kepulauan Maluku, dan sebelah selatan Mindanao dan Kepulauan Sulu, Filipina", "start_byte": 246, "limit_byte": 361}]} {"id": "7268097800080313420-19", "language": "indonesian", "document_title": "John Lennon", "passage_text": "Saat ia masih bergabung dengan The Beatles, Lennon (bersama Yoko Ono, istrinya) merekam tiga album eksperimental, Unfinished Music No. 1: Two Virgins, Unfinished Music No. 2: Life with the Lions, dan Wedding Album. Album solo pertamanya, di luar ketiga proyek tersebut adalah Live Peace di Toronto 1969, dengan Plastic Ono Band. Ia juga merekam tiga singel, anthem anti-perang \"Give Peace a Chance\", \"Cold Turkey\", dan \"Instant Karma\". Setelah bubarnya The Beatles di 1970, Lennon meluncurkan album John Lennon/Plastic Ono Band. Lagu \"God\" menuliskan orang-orang dan hal-hal yang tidak dipercayai Lennon - berakhir dengan \"Beatles\".", "question_text": "siapakah isteri John Winston Lennon ?", "answers": [{"text": "Yoko Ono", "start_byte": 60, "limit_byte": 68}]} {"id": "-2383756907856776095-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam deoksiribonukleat", "passage_text": "\n\nAsam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instruksi genetika setiap organisme dan banyak jenis virus. Instruksi-instruksi genetika ini berperan penting dalam pertumbuhan, perkembangan, dan fungsi organisme dan virus. DNA merupakan asam nukleat; bersamaan dengan protein dan karbohidrat, asam nukleat adalah makromolekul esensial bagi seluruh makhluk hidup yang diketahui. Kebanyakan molekul DNA terdiri dari dua unting biopolimer yang berpilin satu sama lainnya membentuk heliks ganda. Dua unting DNA ini dikenal sebagai polinukleotida karena keduanya terdiri dari satuan-satuan molekul yang disebut nukleotida. Tiap-tiap nukleotida terdiri atas salah satu jenis basa nitrogen (guanina (G), adenina (A), timina (T), atau sitosina (C)), gula monosakarida yang disebut deoksiribosa, dan gugus fosfat. Nukleotida-nukelotida ini kemudian tersambung dalam satu rantai ikatan kovalen antara gula satu nukleotida dengan fosfat nukelotida lainnya. Hasilnya adalah rantai punggung gula-fosfat yang berselang-seling. Menurut kaidah pasangan basa (A dengan T dan C dengan G), ikatan hidrogen mengikat basa-basa dari kedua unting polinukleotida membentuk DNA unting ganda", "question_text": "Apakah kepanjangan dari DNA ?", "answers": [{"text": "deoxyribosmâniyye;[6] sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kesultanan Turki atau Turki saja; (sering pula disebut Kekaisaran Ottoman yang diambil dari ejaan Barat) adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.[7] Setelah 1354, Utsmaniyah melintasi Eropa dan memulai penaklukkan Balkan, mengubah negara Utsmaniyah yang hanya berupa kadipaten kecil menjadi negara lintas benua. Utsmani mengakhiri riwayat Kekaisaran Romawi Timur seiring penaklukan Konstantinopel oleh Mehmed II tahun 1453.[8][9][10]\n\nSepanjang abad ke-16 dan 17, tepatnya pada puncak kekuasaannya di bawah pemerintahan Suleiman Al-Qanuni, Kesultanan Utsmaniyah adalah salah satu negara terkuat di dunia, imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Tenggara, Asia Barat/Kaukasus, Afrika Utara, dan Tanduk Afrika.[11]", "question_text": "Kapankah Kesultanan Utsmaniyah berdiri ?", "answers": [{"text": "bawa", "start_byte": 548, "limit_byte": 552}]} {"id": "-4562151697574591070-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Dinasti Tang (Chinese:唐朝; pinyin:Táng Cháo; Wade–Giles:T'ang Ch'ao; pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Dinasti ini didirikan oleh keluarga Li (李), yang mengambil alih kekuasaan pada masa kemunduran dan keruntuhan Sui. Keberlangsungan dinasti ini sempat terputus saat Maharani Wu Zetian mengambil alih tahta dan memproklamirkan berdirinya dinasti Zhou Kedua (690–705), dan menjadi satu-satunya kaisar perempuan dalam sejarah Tiongkok. Dinasti ini berkuasa selama rentang waktu 289 tahun dengan 21 kaisar.", "question_text": "Siapa pendiri Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "keluarga Li", "start_byte": 340, "limit_byte": 351}]} {"id": "9156387326962034392-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Ada berapakah negara yang tergabung dalam uni Eropa ?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "7082218609945556902-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "\nAristoteles (bahasa Yunani: ‘Aριστοτέλης Aristotélēs), (384 SM – 322 SM) adalah seorang filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dari Alexander Agung.[1] Ia menulis tentang berbagai subyek yang berbeda, termasuk fisika, metafisika, puisi, logika, retorika, politik, pemerintahan, etnis, biologi dan zoologi.[1] Bersama dengan Socrates dan Plato, ia dianggap menjadi seorang di antara tiga orang filsuf yang paling berpengaruh di pemikiran Barat.", "question_text": "kapankah aristoteles meninggal?", "answers": [{"text": "322 SM", "start_byte": 82, "limit_byte": 88}]} {"id": "3436149053274921751-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "Apakah mata uang negara Korea?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "5720244153221137126-0", "language": "indonesian", "document_title": "Neutron", "passage_text": "Neutron atau netron adalah partikel subatomik yang tidak bermuatan (netral) dan memiliki massa 940 MeV/c² (1.6749 × 10−27 kg, sedikit lebih berat dari proton. Putarannya adalah ½.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan neutron?", "answers": [{"text": "partikel subatomik yang tidak bermuatan (netral) dan memiliki massa 940 MeV/c² (1.6749 × 10−27 kg, sedikit lebih berat dari proton", "start_byte": 27, "limit_byte": 161}]} {"id": "-8701599936959601207-8", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "Liu Bang = pendiri dinasti Han dan kaisar pertama dinasti Han Barat\nLiu Xiu = seorang anggota kerajaan Liu yang berhasil menggulingkan dinasti Xin, dan mendirikan kembali dinasti Han (atau yang dikenal dengan Han Timur)\nWang Mang = pemberontak yang pada akhirnya berhasil menggulingkan pemerintahan dinasti Han Barat, karena menganggap keluarga kerajaan Liu sudah tidak mempunyai kuasa mandat langit lagi. Wang Mang membuat Dinasti Xin. Karena pada masa pemerintahan Wang Mang dianggap tidak berhasil, yang mana pada masa pemerintahannya itu, ia membuat kebijakan yang memberatkan keluarga kerajaan dan rakyatnya. Sehingga, muncullah Pemberontakan Alis Merah. Pemberontakan itu berhasil dikarenakan dibantu juga oleh keluarga kerajaan.", "question_text": "Siapakah pendiri dinasti Han Timur?", "answers": [{"text": "Liu Xiu", "start_byte": 68, "limit_byte": 75}]} {"id": "-6179614616980872531-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota New York", "passage_text": "Terletak di pelabuhan alami besar di pantai Atlantik Amerika Serikat Timurlaut, kota ini terdiri dari lima borough: The Bronx, Brooklyn, Manhattan, Queens, dan Staten Island. Pada tahun 2009, jumlah penduduk kota ini diperkirakan mencapai 8,4 juta jiwa,[1] dan dengan luas daratan 305 square miles (790km2),[2][3][4] New York City merupakan kota besar paling padat di Amerika Serikat.[5] Jumlah penduduk wilayah metropolitan New York juga merupakan yang terbesar di Amerika Serikat dengan sekitar 19.1 juta jiwa memadati wilayah seluas 6,720 square miles (17,400km2). Selain itu, Wilayah Statistik Gabungan yang mencakup wilayah metropolitan New York raya berisi 22.2 juta jiwa pada perhitungan sensus 2009 yang juga merupakan jumlah terbesar di Amerika Serikat.", "question_text": "Berapa luas wilayah New York ?", "answers": [{"text": "6,720 square miles", "start_byte": 536, "limit_byte": 554}]} {"id": "8113529038270884429-0", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "Sir Isaac Newton FRSPRS (25 Desember 1642– 20 Maret 1726/27[1]) adalah seorang fisikawan, matematikawan, ahli astronomi, filsuf alam, alkimiawan, dan teolog yang berasal dari Inggris. Dia merupakan pengikut aliran heliosentris dan ilmuwan yang sangat berpengaruh sepanjang sejarah, bahkan dikatakan sebagai bapak ilmu fisika klasik.[6]", "question_text": "kapankah Isaac Newton meninggal?", "answers": [{"text": "20 Maret 1726/27", "start_byte": 45, "limit_byte": 61}]} {"id": "3681722678964685861-2", "language": "indonesian", "document_title": "V-2", "passage_text": "Pada tanggal 28-30 September 1939, Konferensi Der Tag der Weisheit (hari kebijakan) diadakan di Peenemunde untuk memulai pembiayaan riset universitas untuk memecahkan masalah keroketan. Pada ahir 1940, Pusat Riset Angkatan dara di Peenemünde berhasil memecahkan teknology inti yang erat dengan suksesnya tipe A-4. Teknologi itu adalah mesin roket besar berbahan bakar cair, aerodinamika supersonik, gyroscopic guidance dan sirip pengontrol semburan jet. Pada saat itu, Hitler tidaklah terlalu terpesona dengan V-2, ia menunjukan bahwa roket V-2 hanyalah sebuah peluru artileri yang memiliki jarak lebih jauh dan harga yang jau lebih tinggi.", "question_text": "Kapan Roket V-2 dibuat ?", "answers": [{"text": "1940", "start_byte": 196, "limit_byte": 200}]} {"id": "-7846539049862016106-0", "language": "indonesian", "document_title": "Galaksi", "passage_text": "Galaksi adalah sebuah sistem masif yang terikat gaya gravitasi yang terdiri atas bintang (dengan segala bentuk manifestasinya, antara lain bintang neutron dan lubang hitam), gas dan debu medium antarbintang, dan materi gelap–komponen yang penting namun belum begitu dimengerti.[1][2] Kata galaksi berasal dari bahasa Yunani galaxias (γαλαξίας), yang berarti \"seperti susu,\" yang merujuk pada galaksi Bima Sakti (bahasa Inggris: Milky Way [jalan susu]). Galaksi yang ada berkisar dari galaksi katai dengan hanya sepuluh juta (107) bintang[3] hingga galaksi raksasa dengan seratus triliun (1014) bintang,[4] yang semuanya mengorbit pada pusat massa galaksi masing-masing. Matahari adalah salah satu bintang dalam galaksi Bima Sakti; tata surya termasuk bumi dan semua benda yang mengorbit Matahari.", "question_text": "Termasuk ke dalam galaksi apakah bumi?", "answers": [{"text": "Bima Sakti", "start_byte": 729, "limit_byte": 739}]} {"id": "8021391474533062259-4", "language": "indonesian", "document_title": "Konsep Waveface", "passage_text": "Konsep produk ini merupakan sebuah produk perangkat fleksibel tablet atau netbook hibrida yang dapat digunakan dalam layar konvensional seperti konfigurasi keyboard pada umunya, atau lipat-rata untuk penggunaannya. Konsep produk ini bisa diratakan bila diletakkan di atas sebuah bidang datar sehingga akan terjadi sebuah proses tatap muka langsung antara orang-orang yang sedang berinteraksi pada waktu yang sama dengan melihat data pada layar alat ini. Konsep produk ini dapat dikendalikan dengan gerak tubuh manusia, dan konsep produk ini juga diharapkan bisa membuat pertemuan yang dilakukan oleh para penggunanya menjadi lebih interaktif satu dengan lainnya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Waveface Light?", "answers": [{"text": "sebuah produk perangkat fleksibel tablet atau netbook hibrida yang dapat digunakan dalam layar konvensional seperti konfigurasi keyboard pada umunya, atau lipat-rata untuk penggunaannya", "start_byte": 28, "limit_byte": 213}]} {"id": "2515906302547109376-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nissin Foods", "passage_text": "\nNissin Foods adalah sebuah perusahaan Jepang yang membuat mi instan. Perusahaan tersebut didirikan di Jepang pada 4 September 1948 oleh Momofuku Ando[2] dengan nama Nissin Food Products Co., Ltd. dari Jepang(日清食品株式会社,Nisshin Shokuhin Kabushiki-gaisha) dan sepuluh tahun kemudian memperkenalkan produk mi ramen instan pertama, Chikin Ramen (Ramen Ayam). Perusahaan tersebut mendirikan cabang Amerika Serikat yang bernama Nissin Foods pada 1970 dan menjual produk mi ramen instan dengan nama Top Ramen. mi instan (1958) dan mi cup (1971) diciptakan oleh Momofuku Ando.[3][4] Nissin Foods memiliki markas besar di Yodogawa-ku, Osaka.[5][6] Perusahaan tersebut berpindah ke markas besarnya saat ini pada 1977, ketika pembangunannya selesai.[7]", "question_text": "Apa nama mi instan pertama yang diciptakan Nissin Food Products?", "answers": [{"text": "Chikin Ramen", "start_byte": 343, "limit_byte": 355}]} {"id": "-5844510997768731480-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo!", "passage_text": "Yahoo! Inc. didirikan oleh Jerry Yang dan David Filo pada bulan Januari 1994 dan dibentuk 2 Maret 1995. Pada tanggal 16 Juli 2012, mantan eksekutif Google, Marissa Mayer, ditunjuk sebagai CEO dan Presiden Yahoo!, efektif 17 Juli.[7] Yahoo telah mengangkat satu CEO setiap tahun selama lima tahun terakhir.", "question_text": "Kapan perusahaan Yahoo! berdiri ?", "answers": [{"text": "Januari 1994", "start_byte": 64, "limit_byte": 76}]} {"id": "-4772557224379145443-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toyotomi Hideyoshi", "passage_text": "\nToyotomi Hideyoshi(豊臣 秀吉) () adalah pemimpin Jepang mulai dari zaman Sengoku sampai zaman Azuchi Momoyama.", "question_text": "Siapakah pendiri klan Toyotomi?", "answers": [{"text": "Toyotomi Hideyoshi", "start_byte": 1, "limit_byte": 19}]} {"id": "-8874136626671178188-0", "language": "indonesian", "document_title": "Islandia", "passage_text": "Islandia secara resmi Republik Islandia (bahasa Islandia: Ísland) adalah sebuah negara Nordik yang terletak di sebelah barat laut Eropa dan sebelah utara Samudera Atlantik, yang terdiri dari Pulau Islandia dan beberapa pulau kecil disekitarnya. Islandia terletak 300 kilometer di sebelah timur Greenland dan 1.000 kilometer dari Norwegia. Negara memiliki populasi sebanyak 332.529 penduduk dan luas 103.000 km persegi, menjadikannya negara dengan penduduk terjarang di Eropa.[1] Ibukota dan kota terbesar di negara ini adalah Reykjavík. Reykjavík dan sekitarnya adalah tempat tinggal bagi dua pertiga populasi.", "question_text": "Berapakah luas wilayah Islandia ?", "answers": [{"text": "103.000 km persegi", "start_byte": 400, "limit_byte": 418}]} {"id": "-945653473539908458-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Lima Puluh Kota", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat, Indonesia. Kabupaten Lima Puluh Kota memiliki 13 kecamatan dan 79 desa. Luas wilayahnya mencapai 3.571,14 km² dan penduduk 374.067 jiwa (2017) dengan sebaran 105 jiwa/km².[1]", "question_text": "berapakah luas kabupaten Limapuluh Koto?", "answers": [{"text": "3.571,14 km²", "start_byte": 194, "limit_byte": 207}]} {"id": "-8315940184980872365-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rabun dekat", "passage_text": "\nHipermetropi atau Hiperopia atau rabun dekat adalah kelainan refraksi mata di mana bayangan dari sinar yang masuk ke mata jatuh di belakang retina. Hal ini dapat disebabkan karena bola mata yang terlalu pendek atau kelengkungan kornea yang kurang.\n[1]\nPenderita kelainan mata ini tidak dapat membaca pada jarak yang normal (30 cm) dan harus menjauhkan bahan bacaannya untuk dapat membaca secara jelas. Penderita juga akan sulit untuk melakukan kegiatan yang membutuhkan ketelitian tinggi. Perbaikan penglihatan dapat dilakukan dengan memakai kacamata dengan lensa sferis positif (cembung).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan rabun dekat?", "answers": [{"text": "kelainan refraksi mata di mana bayangan dari sinar yang masuk ke mata jatuh di belakang retina", "start_byte": 53, "limit_byte": 147}]} {"id": "-4871992800989580633-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan Mahabharata?", "answers": [{"text": "sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India", "start_byte": 55, "limit_byte": 103}]} {"id": "-2417550971897898862-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sunda", "passage_text": "Dialek (basa wewengkon) bahasa Sunda beragam, mulai dari dialek Sunda-Banten, hingga dialek Sunda-Jawa Tengahan yang mulai tercampur bahasa Jawa. Para pakar bahasa biasanya membedakan enam dialek yang berbeda[2]. Dialek-dialek ini adalah:", "question_text": "berapakah jumlah jenis bahasa Sunda ?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 184, "limit_byte": 188}]} {"id": "-2466096151273068422-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pembuatan keju", "passage_text": "Pembuatan keju adalah proses yang dilakukan untuk mengolah susu hingga menjadi berbagai jenis keju. Pembuatan keju pada dasarnya sama walaupun ada ratusan jenis keju yang diproduksi di seluruh dunia.[1] Keju memiliki gaya dan rasa yang berbeda-beda, tergantung jenis air susu yang digunakan, jenis bakteri atau jamur yang dipakai dalam fermentasi, lama proses fermentasi maupun penyimpanan (\"pematangan\").[1] Faktor lain misalnya jenis makanan yang dikonsumsi oleh mamalia penghasil susu dan proses pemanasan susu.[1] Ada lima tahapan utama dalam pembuatan keju.[2]", "question_text": "Apa bahan utama pembuatan keju ?", "answers": [{"text": "susu", "start_byte": 59, "limit_byte": 63}]} {"id": "-1075316783974934792-7", "language": "indonesian", "document_title": "Cinta Laura", "passage_text": "Pada Agustus 2008, Cinta Laura main sebagai pemeran utama dalam film pertamanyanya Oh Baby[8] yang bercerita tentang seorang gadis miskin yang cantik dan bercita-cita ingin menjadi penari. Di sini ia berperan pula bersama Randy Pangalila, Tio Pakusadewo & Ridwan Ghani. Untuk soundtracknya kali ini Cinta Laura juga menyumbangkan suaranya dalam lagu Oh Baby dan We Can Do It. Lagu ini bernuansa pop-dance yang memang seperti ciri khas Cinta Laura yang sedikit unik dengan campuran bahasa logatnya bahasa Indonesia-Inggris[9][10]", "question_text": "Apaka film pertama Cinta Laura?", "answers": [{"text": "Oh Baby", "start_byte": 83, "limit_byte": 90}]} {"id": "1018355292910745974-5", "language": "indonesian", "document_title": "Uncharted", "passage_text": "Uncharted 3: Drake's Deception dirilis pada November 2011. Cerita berfokus pada hubungan Nate dengan mentor dan figur ayah, Victor \"Sully\" Sullivan, dan memiliki dia mencari sebuah kota legendaris yang hilang yang pada akhirnya akan membawanya ke Semenanjung Arab dan luas gurun dari Rub 'al Khali Desert, mencari \"Iram Pilar\", juga dikenal sebagai \"Atlantis dari Sands\". Elena Fisher dan Chloe Frazer memiliki lagi tapi dengan peran yang lebih kecil, dan permainan memperkenalkan karakter baru seperti Charlie Cutter dan Salim, sekutu terbaru Nate, dan Katherine Marlowe, Talbot dan Ramses yang berfungsi sebagai antagonis utama permainan.", "question_text": "siapakah karakter utama dari game Uncharted 3: Drake's Deception?", "answers": [{"text": "Nate dengan mentor dan figur ayah, Victor \"Sully\" Sullivan", "start_byte": 89, "limit_byte": 147}]} {"id": "-4310661235622964342-11", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "Di bidang seni, Aristoteles memuat pandangannya tentang keindahan dalam buku Poetike.[2] Aristoteles sangat menekankan empirisme untuk menekankan pengetahuan.[2] Ia mengatakan bahwa pengetahuan dibangun atas dasar pengamatan dan penglihatan.[2] Menurut Aristoteles keindahan menyangkut keseimbangan ukuran yakni ukuran material.[2] Menurut Aristoteles sebuah karya seni adalah sebuah perwujudan artistik yang merupakan hasil chatarsis disertai dengan estetika.[2] Chatarsis adalah pengungkapan kumpulan perasaan yang dicurahkan ke luar.[3] Kumpulan perasaan itu disertai dorongan normatif.[3] Dorongan normatif yang dimaksud adalah dorongan yang akhirnya memberi wujud khusus pada perasaan tersebut.[3] Wujud itu ditiru dari apa yang ada di dalam kenyataan.[3] Aristoteles juga mendefinisikan pengertian sejarah yaitu Sejarah merupakan satu sistem yang meneliti suatu kejadian sejak awal dan tersusun dalam bentuk kronologi. Pada masa yang sama, menurut dia juga Sejarah adalah peristiwa-peristiwa masa lalu yang mempunyai catatan, rekod-rekod atau bukti-bukti yang konkrit.", "question_text": "Apa nama buku Aristoteles di bidang seni?", "answers": [{"text": "Poetike", "start_byte": 77, "limit_byte": 84}]} {"id": "4352351419534299477-1", "language": "indonesian", "document_title": "Maladewa", "passage_text": "Nama Maladewa mungkin berasal dari bahasa Sanskerta mālā (untaian/kalungan) dan dvīpa (pulau), atau මාල දිවයින Maala Divaina (\"Untaian Pulau-pulau\") dalam bahasa Sinhala. Orang Maladewa disebut Dhivehin. Istilah Dheeb/Deeb (Bahasa Dhivehi kuno, terkait dengan istilah Sanskerta dvīpa (द्वीप)) yang artinya \"pulau\", dan Dhives (Dhivehin) yang berarti \"orang pulau\" (seperti halnya Maldivians). Selama masa kolonial, orang-orang Belanda menyebut penduduk negeri ini sebagai Maldivische Eilanden dalam catatan-catatan mereka, sedangkan Maldive Islands adalah versi lidah orang-orang Inggris, yang selanjutnya menjadi nama yang umum dipakai yaitu \"Maldives\".[perlu referensi]", "question_text": "dari manakah asal kata Maladewa?", "answers": [{"text": "bahasa Sanskerta", "start_byte": 35, "limit_byte": 51}]} {"id": "1898338777274190188-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dajal", "passage_text": "\nDajal ([الدّجّالad-Dajjāl]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah seorang tokoh dalam eskatologi Islam yang akan muncul menjelang kiamat. Dajal dikatakan kafir dan jahat, pembawa fitnah (ujian) terbesar dan tidak ada ujian yang terbesar selain itu.[1][2]", "question_text": "Siapa itu Dajjal ?", "answers": [{"text": "c markup (help)) adalah seorang tokoh dalam eskatologi Islam yang akan", "start_byte": 94, "limit_byte": 164}]} {"id": "-1566279464069723312-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekhalifahan Umayyah", "passage_text": "Bani Umayyah (bahasa Arab: بنو أمية, Bani Umayyah, Dinasti Umayyah) atau Kekhalifahan Umayyah, adalah kekhalifahan Islam pertama setelah masa Khulafaur Rasyidin yang memerintah dari 661 sampai 750 di Jazirah Arab dan sekitarnya (beribukota di Damaskus); serta dari 756 sampai 1031 di Cordoba, Spanyol sebagai Kekhalifahan Cordoba. Nama dinasti ini dirujuk kepada Umayyah bin 'Abd asy-Syams, kakek buyut dari khalifah pertama Bani Umayyah, yaitu Muawiyah bin Abu Sufyan atau kadangkala disebut juga dengan Muawiyah I. Nadiya", "question_text": "Siapa pemimpin pertama Dinasti Umayyah ?", "answers": [{"text": "Muawiyah bin Abu Sufyan", "start_byte": 452, "limit_byte": 475}]} {"id": "979102261546862968-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Khusus Ibukota Jakarta", "passage_text": "Jakarta memiliki luas sekitar 661,52km² (lautan: 6.977,5km²), dengan penduduk berjumlah 10.374.235 jiwa (2017).[3] Wilayah metropolitan Jakarta (Jabodetabek) yang berpenduduk sekitar 28 juta jiwa,[4] merupakan metropolitan terbesar di Asia Tenggara atau urutan kedua di dunia.", "question_text": "Berapa luas kota Jakarta?", "answers": [{"text": "661,52km²", "start_byte": 30, "limit_byte": 40}]} {"id": "-9129193849943622908-5", "language": "indonesian", "document_title": "Nokia", "passage_text": "Pada awal 1981, Nokia berhasil meluncurkan produk bernama Nordic Mobile Telephony (NMT). NMT merupakan jaringan seluler multinasional pertama di dunia. Karena itu, sepanjang dekade 1980-an NMT diperkenalkan ke sejumlah negara dan mendapat sambutan yang luar biasa.", "question_text": "tahun berapakah Nokia pertama kali merilis ponsel pertama nya?", "answers": [{"text": "1981", "start_byte": 10, "limit_byte": 14}]} {"id": "6273515731581201009-9", "language": "indonesian", "document_title": "Benito Mussolini", "passage_text": "Tak lama kemudian, pasukan khusus Jerman berhasil membebaskan dan mengembalikannya berkuasa di Italia Utara. Tetapi, pada praktiknya jabatannya pada waktu itu hanya sebagai pemimpin boneka. Sedangkan mereka yang sebenarnya berkuasa adalah orang-orang Nazi Jerman. Akhir hidupnya tiba tak lama kemudian ketika akhirnya Fasis Italia dikalahkan pada tahun 1945. Ia, bersama dengan istri sirinya, dan tiga orang pendukung setianya ditangkap dan kemudian ditembak mati oleh kelompok perlawanan Italia (tepatnya kelompok komunis) di sebuah desa bernama Giulino di Mezzegra dan mayat mereka digantung terbalik kemudian dipertontonkan kepada publik di pompa bensin di Piazza Loreto, Milan. Sebelum digantung, mayat mereka diletakkan di jalanan kemudian ditembaki berkali-kali, diludahi, dilempari batu, dan ditendangi oleh rakyat yang marah terhadap sepak terjang Mussolini dan Partai Fasis-nya. Hal ini bertujuan untuk meruntuhkan semangat juang orang-orang fasis dan sebagai pembalasan atas penggantungan beberapa partisan di tempat yang sama oleh otoritas Poros. Beberapa saat kemudian, kaum partisan menangkap seorang loyalis dan salah satu pimpinan kaum fasis, Achille Starace dan ia diperlihatkan mayat Mussolini. Ia memberi penghormatan kepada pemimpinnya tersebut sesaat sebelum ditembak mati dan ia sendiri turut digantung bersama mayat Mussolini. Mayat Mussolini kemudian dikuburkan di makam tak bertanda di Mussoco. Setahun kemudian, pada hari Paskah, sisa-sisa pendukungnya menggali kuburnya kembali dan kemudian disembunyikan di suatu tempat bernama Certosa de Pavia, dekat Milan. Masalah mayat Mussolini sempat menjadi kontroversi di Italia saat itu dan akhirnya, mayat Mussolini ditemukan dan \"disimpan\" selama 10 tahun sebelum dikuburkan di Predappio, Emilia-Romagna, tempat kelahirannya.", "question_text": "Dimana Benito Mussolini meninggal ?", "answers": [{"text": "1945", "start_byte": 353, "limit_byte": 357}]} {"id": "4352970569054830298-2", "language": "indonesian", "document_title": "Permesta", "passage_text": "\nPada tanggal 2 Maret 1957 di Makassar, Letkol. Ventje Sumual memproklamirkan berdirinya Piagam Perjuangan Semesta. Gerakan ini meliputi hampir seluruh wilayah Indonesia Timur serta mendapat dukungan dari tokoh-tokoh Indonesia Timur. Ketika itu keadaan Indonesia sangat bahaya dan hampir seluruh pemerintahan di daerah diambil oleh militer. Selain itu mereka juga membekukan segala aktivitas Partai Komunis Indonesia, serta menangkap kader-kader PKI. Keadaan semakin genting tatkala diadakan rapat di gedung Universitas Permesta yang membicarakan pemutusan hubungan dengan pemerintah pusat.", "question_text": "Siapa yang mendirikan Permesta ?", "answers": [{"text": "Letkol. Ventje Sumual", "start_byte": 40, "limit_byte": 61}]} {"id": "1760203727308999982-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radiasi elektromagnetik", "passage_text": "\n\nRadiasi elektromagnetik adalah kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain. Cahaya tampak adalah salah satu bentuk radiasi elektromagnetik. Penelitian teoretis tentang radiasi elektromagnetik disebut elektrodinamik, sub-bidang elektromagnetisme.", "question_text": "Apa yang disebut dengan gelombang radiasi ?", "answers": [{"text": "kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain", "start_byte": 33, "limit_byte": 173}]} {"id": "-8404704707728642454-1", "language": "indonesian", "document_title": "Goguryeo", "passage_text": "Berdasarkan Samguk Sagi, seorang pangeran dari kerajaan Buyeo Timur bernama Jumong mengungsi setelah terjadinya perebutan kekuasaan dengan pangeran lain di kerajaan itu, dan ia mendirikan sebuah kerajaan bernama Goguryeo pada tahun 37 SM di sebuah daerah bernama Jolbon Buyeo. Diperkirakan sekarang berlokasi di tengah lembah Sungai Yalu dan Tung-chia di perbatasan Korea Utara dan Manchuria. Beberapa sejarawan meyakini bahwa Goguryeo mungkin didirikan lebih awal, yakni pada abad ke-2 SM. Dalam kitab sejarah kuno Tiongkok, Han Shu, kata Goguryeo dalam aksara Tionghoa (高句麗) pertama kali ditulis pada tahun 113 SM dimana saat itu adalah sebuah negara kecil yang berada dalam kendali distrik Xuantu. Dalam catatan Kitab Kuno Tang, disebutkan bahwa Kaisar Taizong dari Dinasti Tang menyebutkan bahwa sejarah Goguryeo mendekati 900 tahun. Pada tahun 75 SM, sekelompok suku bernama Yemaek, yang diperkirakan merupakan elemen asli warga Goguryeo, melakukan penyerangan terhadap Distrik Xuantu dari sebelah barat lembah Sungai Yalu.", "question_text": "Siapa raja pertama Goguryeo?", "answers": [{"text": "Jumong", "start_byte": 76, "limit_byte": 82}]} {"id": "2324481678909394933-8", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "Liu Bang = pendiri dinasti Han dan kaisar pertama dinasti Han Barat\nLiu Xiu = seorang anggota kerajaan Liu yang berhasil menggulingkan dinasti Xin, dan mendirikan kembali dinasti Han (atau yang dikenal dengan Han Timur)\nWang Mang = pemberontak yang pada akhirnya berhasil menggulingkan pemerintahan dinasti Han Barat, karena menganggap keluarga kerajaan Liu sudah tidak mempunyai kuasa mandat langit lagi. Wang Mang membuat Dinasti Xin. Karena pada masa pemerintahan Wang Mang dianggap tidak berhasil, yang mana pada masa pemerintahannya itu, ia membuat kebijakan yang memberatkan keluarga kerajaan dan rakyatnya. Sehingga, muncullah Pemberontakan Alis Merah. Pemberontakan itu berhasil dikarenakan dibantu juga oleh keluarga kerajaan.", "question_text": "Siapakah raja pertama Dinasti Han?", "answers": [{"text": "Liu Bang", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-8172073065619217656-0", "language": "indonesian", "document_title": "AK-47", "passage_text": "\nAK-47 (singkatan dari Avtomat Kalashnikova 1947, Rusia: Автомат Калашникова образца 1947 года) adalah senapan serbu yang dirancang oleh Mikhail Kalashnikov, diproduksi oleh pembuat senjata Rusia IZhMASh, dan digunakan oleh banyak negara Blok Timur semasa Perang Dingin. Senapan ini diadopsi dan dijadikan senapan standar Uni Soviet pada tahun 1947.[1] Jika dibandingkan dengan senapan yang digunakan semasa Perang Dunia II, AK-47 mempunyai ukuran lebih kecil, dengan jangkauan yang lebih pendek, memakai peluru dengan kaliber 7,62 x 39 mm yang lebih kecil, dan memiliki pilihan tembakan (selective-fire). AK-47 termasuk salah satu senapan serbu pertama dan hingga kini merupakan senapan serbu yang paling banyak diproduksi.[1][2]", "question_text": "dari manakah asal senjata AK-47?", "answers": [{"text": "Rusia", "start_byte": 269, "limit_byte": 274}]} {"id": "698513653875814241-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Mississippi", "passage_text": "Sungai Mississippi ialah sungai di Amerika Serikat. Merupakan salah satu sungai terpanjang di dunia dan merupakan sungai terpanjang ke dua di Amerika Serikat. Memiliki panjang 3,734km (2,320mi) dan bersumber pada Danau Itasca di Minnesota dan berujung pada Teluk Meksiko.", "question_text": "berapakah panjang Sungai Mississippi ?", "answers": [{"text": "3,734km", "start_byte": 176, "limit_byte": 183}]} {"id": "-4789612013093918165-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nahdlatul 'Ulama", "passage_text": "Nahdlatul 'Ulama (Kebangkitan 'Ulama atau Kebangkitan Cendekiawan Islam), disingkat NU, adalah sebuah organisasi Islam terbesar di Indonesia.[3] Organisasi ini berdiri pada 31 Januari 1926 dan bergerak di bidang keagamaan, pendidikan, sosial, dan ekonomi.", "question_text": "Organisasi apakah Nahdhatul Ulama?", "answers": [{"text": "organisasi Islam terbesar di Indonesia", "start_byte": 102, "limit_byte": 140}]} {"id": "-2740767115631742673-0", "language": "indonesian", "document_title": "Politikus", "passage_text": "\nPolitikus (jamak: politisi) adalah seseorang yang terlibat dalam politik, dan kadang juga termasuk para ahli politik. Politikus juga termasuk figur politik yang ikut serta dalam pemerintahan. Politik adalah ilmu tipu menipu . Jadi politikus itu orang yg pintar menipu yg mengatasnamakan rakyat .", "question_text": "Siapakah yang dimaksud dengan politikus ?", "answers": [{"text": "seseorang yang terlibat dalam politik, dan kadang juga termasuk para ahli politik", "start_byte": 36, "limit_byte": 117}]} {"id": "-2588915390358323043-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Korea Selatan", "passage_text": "Korea Selatan adalah negara yang terletak di Asia Timur, tepatnya mencakup bagian selatan Semenanjung Korea.", "question_text": "dimanakah letak Korea Selatan?", "answers": [{"text": "Asia Timur", "start_byte": 45, "limit_byte": 55}]} {"id": "-1439383919512729313-39", "language": "indonesian", "document_title": "Mars", "passage_text": "Di antara semua planet di Tata Surya, Mars adalah planet yang musimnya paling mirip dengan Bumi. Hal ini diakibatkan oleh miripnya kemiringan sumbu kedua planet. Panjang musim di Mars itu sekitar dua kalinya Bumi karena jarak Mars yang lebih jauh dari Matahari, sehingga tahun di Mars lebih panjang (dua kalinya Bumi). Suhu permukaan Mars berkisar antara -87°C pada musim dingin di kutub hingga -5°C pada musim panas.[31] Luasnya rentang suhu ini diakibatkan oleh ketidakmampuan atmosfer yang tipis untuk menyimpan panas Matahari, tekanan atmosfer yang rendah, dan inersia termal tanah Mars yang rendah.[99]", "question_text": "Berapakah suhu planet Mars ?", "answers": [{"text": "-87°C pada musim dingin di kutub hingga -5°C pada musim panas", "start_byte": 355, "limit_byte": 418}]} {"id": "1798501122293422161-1", "language": "indonesian", "document_title": "GoodBoyBadminton", "passage_text": "Telah merilis album pertamanya dengan judul album Going Out[1] dengan single Kartu Mati [2] oleh Heaven Records pada tanggal 5 maret 2010.", "question_text": "apakah lagu pertama yang dirilis GoodBoyBadminton?", "answers": [{"text": "Kartu Mati", "start_byte": 77, "limit_byte": 87}]} {"id": "8159142684773924499-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "siapakah penemu telepon genggam pertama?", "answers": [{"text": "Martin Cooper", "start_byte": 43, "limit_byte": 56}]} {"id": "-2472086148455654777-1", "language": "indonesian", "document_title": "Basilika Santo Nikolas", "passage_text": "Basilika ini dibangun pada tahun 1087 sampai 1197, pada masa dominasi Italo-Norman di Puglia, suatu kawasan yang dulu pernah menjadi bagian dari Katapan Bizantium, di mana Bari sebagai ibu kotanya. Pendiriannya berhubungan dengan pencurian relikwi Santo Nikolas dari situs aslinya di Myra, kini bagian dari Turki. Ketika Myra dikuasai oleh Saracen, beberapa pihak melihat ini sebagai peluang untuk memindahkan relikwi sang santo ke lokasi yang lebih aman. Menurut legenda yang terjustifikasi, sang santo, meninggalkan kota ini pada perjalanannya menuju Roma, dan dia memilih Bari sebagai tempat peristirahatan terakhirnya. Ada persaingan yang besar relikwi-relikwi antara Venesia dan Bari. Bari-lah pemenangnya, relikwi diangkut di bawah perlindungan wali Yunani dan guru-guru Muslim, dan pada 9 Mei 1087, dan mendarat dengan selamat di Bari. Sebuah gereja baru dibangun untuk menaungi jenazah Nikolas dan Paus Urbanus II menghadiri konsekrasi (penyucian) ruang bawah tanah gereja ini pada tahun 1089. Gedung ini secara resmi dikonsekrasi (disucikan) pada tahun 1197, dan dihadiri oleh Vikaris Imperium, Uskup Konrad dari Hildesheim, dan berbagai uskup, wali gereja, dan orang-orang terhormat. Elias, abbas biara terdekat yakni Santo Benediktus, dinamai sebagai Uskup Agung pertama. Katedra (takhta keuskupan) dia masih berdiri di dalam gereja ini hingga kini.", "question_text": "Dimanakah letak Italo-Norman?", "answers": [{"text": "Puglia", "start_byte": 86, "limit_byte": 92}]} {"id": "-588721533821648292-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sastrawan", "passage_text": "Sastrawan adalah sebutan bagi penulis sastra, pujangga; ahli sastra; intelektual, sarjana; atau cendekiawan dan jauhari dalam diksi klasik.[1]", "question_text": "Siapa yang disebut dengan sastrawan ?", "answers": [{"text": "penulis sastra, pujangga; ahli sastra; intelektual, sarjana; atau cendekiawan dan jauhari dalam diksi klasik", "start_byte": 30, "limit_byte": 138}]} {"id": "-41954564368366511-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kokoro ga Sakebitagatterunda.", "passage_text": "Kokoro ga Sakebitagatterunda.(心が叫びたがってるんだ。, harfiah: \"Hati yang Ingin Berteriak.\"), atau yang dikenal juga dengan judul bahasa Inggrisnya The Anthem of the Heart, adalah sebuah film drama remaja animasi Jepang tahun 2015 yang diproduksi oleh A-1 Pictures, disutradarai oleh Tatsuyuki Nagai dan ditulis oleh Mari Okada.[2] Judul bahasa Jepangnya sering disingkat menjadi Kokosake(ここさけ), sedangkan judul bahasa Inggrisnya sering diikuti dengan subjudul Beautiful Word Beautiful World (harfiah: \"Kata Indah Dunia Indah\"). Film ini dikerjakan oleh staf yang sebelumnya juga mengerjakan seri anime Ano Hi Mita Hana no Namae o Bokutachi wa Mada Shiranai. dan adaptasi filmnya. Film ini dirilis pada 19 September 2015.[3][4]", "question_text": "Siapa sutradara film The Anthem of the Heart?", "answers": [{"text": "Tatsuyuki Nagai", "start_byte": 298, "limit_byte": 313}]} {"id": "-2937232405095573320-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sigismund, Kaisar Romawi Suci", "passage_text": "Sigismund dari Luksemburg (15 Februari 1368 – 9 Desember 1437) merupakan Raja-pemilih Brandenburg dari tahun 1378 sampai 1388 dan dari tahun 1411 sampai 1415, Raja Hongaria dan Kroasia dari tahun 1387, Raja Jerman dari tahun 1411, Raja Bohemia dari tahun 1419, Raja Italia dari tahun 1431, dan Kaisar Romawi Suci selama empat tahun dari tahun 1433 sampai 1437, anggota keturunan laki-laki yang terakhir dari Wangsa Luksemburg.[1] Sigismund adalah pemimpin Perang Salib Eropa Barat yang terakhir - Perang salib Nikopolis pada tahun 1396. Kemudian ia mendirikan Ordo Naga untuk memerangi Bangsa Turki. Ia dianggap berpendidikan tinggi, fasih dalam beberapa bahasa (diantaranya; Perancis, Jerman, Hongaria, Italia, dan Latin) dan menyukai turnamen. Sigismund adalah salah satu kekuatan pendorong di balik Konsili Konstanz yang mengakhiri Skisma kepausan, namun pada akhirnya juga menyebabkan Pertempuran Husite yang mendominasi periode kemudian kehidupan Sigismund.", "question_text": "Kapan Sigismund lahir?", "answers": [{"text": "15 Februari 1368", "start_byte": 27, "limit_byte": 43}]} {"id": "6069099774854168889-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Semeru", "passage_text": "Gunung Semeru atau Gunung Meru adalah sebuah gunung berapi kerucut di Jawa Timur, Indonesia. Gunung Semeru merupakan gunung tertinggi di Pulau Jawa, dengan puncaknya Mahameru, 3.676 meter dari permukaan laut (mdpl). Gunung Semeru juga merupakan gunung berapi tertinggi ketiga di Indonesia setelah Gunung Kerinci di Sumatera dan Gunung Rinjani di Nusa Tenggara Barat[1]. Kawah di puncak Gunung Semeru dikenal dengan nama Jonggring Saloko. Gunung Semeru secara administratif termasuk dalam wilayah dua kabupaten, yakni Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur. Gunung ini termasuk dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.", "question_text": "Apakah nama puncak Gunung Semeru?", "answers": [{"text": "Mahameru", "start_byte": 166, "limit_byte": 174}]} {"id": "5828616360513263613-9", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Shang", "passage_text": "Daerah kekuasaan Dinasti Shāng; timur mencapai lautan, barat mencapai bagian barat provinsi Shǎnxī, timur laut mencapai provinsi Liáoníng, selatan hingga sekitar Jiāngnán (tidak termasuk Provinsi Sìchuān、Yúnnán、Guìzhōu dan daerah sekitar barat daya), dan merupakan salah satu kerajaan terbesar di dunia pada waktu itu, tetapi daerah pemerintahan utama masih di sekitar Zhōngyuán. Mendirikan ibukota di Bò (sekarang Kabupaten Cáoxiàn, Shāndōng), dan beberapa kali pindah ibukota, terakhir Pángēng memindahkan ibukota ke Yīn (sekarang Desa Xiǎotúncūn, Ānyáng, Hénán), dan oleh karena itu, maka Dinasti Shāng sering juga disebut sebagai Dinasti Yīn.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan Dinasti Shāng?", "answers": [{"text": "timur mencapai lautan, barat mencapai bagian barat provinsi Shǎnxī, timur laut mencapai provinsi Liáoníng, selatan hingga sekitar Jiāngnán", "start_byte": 33, "limit_byte": 177}]} {"id": "3487434042764898535-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Kaisar Dinasti Han", "passage_text": "Dinasti Han didirikan oleh pemimpin pemberontak petani (Liu Bang), yang secara anumerta dikenal sebagai Kaisar Gao (memerintah 202 –195 SM) atau Gaodi. Kaisar paling paling lama menjabat dari dinasti tersebut adalah Kaisar Wu (memerintah 141–87 SM), atau Wudi, yang memerintah selama 54 tahun. Dinasti tersebut secara singkat diinterupsi oleh dinasti Xin dari bekas pemangku raja Wang Mang, namun ia dilengserkan pada tahun 23 Masehi dan dinasti Han didirikan kembali oleh Liu Xiu, yang secara anumerta dikenal sebagai Kaisar Guangwu (memerintah 25–57 M), atau Guangwu Di.[2] Kaisar Han terakhir, Kaisar Xian (memerintah 189–220 M), merupakan seorang penguasa boneka dari Kanselir Cao Cao (155–220 M), yang mendominasi istana dan menjadi Raja Wei.[3] Pada 220 M, putra Cao, Pi, merampas tahtanya sebagai Kaisar Wen dari Wei (memerintah 220–226 M) dan mengakhiri dinasti Han.", "question_text": "siapakah raja/kaisar terlama pada Dinasti Han?", "answers": [{"text": "Kaisar Wu", "start_byte": 218, "limit_byte": 227}]} {"id": "-414114522995807694-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hillel Slovak", "passage_text": "Lahir pada 13 April 1962 di Haifa, Israel, dari orangtua yang selamat dari Holocaust. Ayahnya keturunan Yugoslavia dan Ibunya keturunan Yahudi yang menetap di Polandia. Keluarga itu beremigrasi ke AS saat Slovak berusia 5 tahun. Mereka menetap di Queens berdekatan dengan New York City, kemudian pada 1967 mereka pindah ke Southern California. Saat masih anak-anak, Slovak tertarik pada seni, dan sering menghabiskan waktunya dengan menggambar bersama ibunya, Esther. Dia bersekolah di Laurel Elementary School di West Hollywood dan Bancroft Jr. High School di Hollywood, dimana dia bertemu rekan seband masa depannya yaitu Jack Irons dan Michael “Flea” Balzary. Slovak menerima gitar pertamanya pada usia 13 tahun sebagai hadiah bar mitzvah, dan sering memainkannya hingga larut malam. Selama waktu ini, dia sangat terpengaruh oleh musik-musik hard rock seperti Jimi Hendrix, Led Zeppelin, dan Kiss.", "question_text": "Kapan Hillel Slovak lahir?", "answers": [{"text": "13 April 1962", "start_byte": 11, "limit_byte": 24}]} {"id": "-95735244920566268-1", "language": "indonesian", "document_title": "Uji nyala api", "passage_text": "Uji ini melibatkan introduksi sampel suatu unsur atau senyawa ke dalam nyala api panas, tak berwarna, dan mengamati warna nyala yang dihasilkan. Ide pengujian ini adalah bahwa atom-atom sampel menguap dan karena panas, mereka mengemisikan sinar ketika berada dalam nyala api. Sampel curah juga memancarkan cahaya, tetapi cahayanya tidak baik untuk analisis. Sampel curah memancarkan cahaya terutama karena pergerakan atom-atomnya, sehingga spektrumnya lebar, yang terdiri dari rentang warna yang luas. Atom-atom sampel yang terpisah dalam nyala api dapat mengalami emisi hanya karena transisi elektron antara tingkat energi atom. Transisi tersebut mengemisikan cahaya dengan frekuensi yang sangat spesifik, yang tidak lain merupakan karakteristik unsur kimia itu sendiri. Oleh karena itu, nyala api menjadi berwarna, yang ditentukan terutama oleh sifat-sifat unsur kimia yang dimasukkan ke dalam nyala. Uji nyala api adalah percobaan yang relatif mudah dilakukan, sehingga sering didemonstrasikan atau dilakukan dalam kelas sains di sekolah-sekolah. Untuk keperluan analisis kualitatif anorganik, uji nyala api sering digunakan sebagai uji pendahuluan, dan termasuk uji organoleptik.", "question_text": "Apa yang mempengaruhi warna api?", "answers": [{"text": "sifat-sifat unsur kimia yang dimasukkan ke dalam nyala", "start_byte": 847, "limit_byte": 901}]} {"id": "-6228881872896744330-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stephen dari Inggris", "passage_text": "Stephen dari Inggris atau Étienne (lahir sek. 1096 - wafat 25 Oktober 1154 pada usia 57 tahun), juga kerap disebut Étienne dari Blois (Bahasa Prancis: Étienne de Blois, Estienne de Blois), adalah seorang Raja Inggris dan cucu dari William sang Penakluk. Ia menjadi raja Inggris sejak tahun 1135 sampai dengan saat kematiannya, serta atas hak istrinya (juro uxoris) juga adalah Comte Boulogne. Masa pemerintahannya ditandai dengan terjadinya perang saudara melawan sepupu dan saingannya, yaitu Maharani Matilda, sehingga masa tersebut sering dijuluki dengan nama Anarki. Ia digantikan oleh putra Matilda, Henry II, yang menjadi raja pertama dari Wangsa Angevin (atau juga disebut Wangsa Plantagenet).", "question_text": "Kapan Raja Stephen meninggal?", "answers": [{"text": "25 Oktober 1154", "start_byte": 60, "limit_byte": 75}]} {"id": "-8901524255828527195-3", "language": "indonesian", "document_title": "Swedia", "passage_text": "Saat ini, Swedia adalah negara monarki konstitusional dan demokrasi parlementer, dengan monarki sebagai kepala negara. Ibukotanya adalah Stockholm, juga merupakan kota terbesar di negara ini. Kekuasaan legislatif ditentukan oleh 349-anggota unikameral Riksdag. Kekuasaan eksekutif dipegang oleh pemerintah yang dipimpin oleh Perdana Menteri. Swedia adalah negara kesatuan, saat ini dibagi menjadi 21 county dan 290 munisipalitas.", "question_text": "Apa nama ibukota Swedia ?", "answers": [{"text": "Stockholm", "start_byte": 137, "limit_byte": 146}]} {"id": "-1920215906407322690-0", "language": "indonesian", "document_title": "Idi Amin", "passage_text": "Jenderal Idi Amin Dada Oumee (Koboko, Uganda, sekitar tahun 1925–Jeddah, Arab Saudi, 16 Agustus 2003), yang juga dikenal dengan nama Idi Amin, adalah pemimpin diktator militer di Uganda yang memerintah pada 25 Januari 1971- 13 April 1979.", "question_text": "Kapan Idi Amin lahir?", "answers": [{"text": "1925", "start_byte": 60, "limit_byte": 64}]} {"id": "1466977928284980824-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "Kapan Masashi Kishimoto pertama kali berkarya?", "answers": [{"text": "usia SD", "start_byte": 177, "limit_byte": 184}]} {"id": "3421980051665694995-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kabupaten dan kota di Jawa Tengah", "passage_text": "Provinsi Jawa Tengah, Indonesia terdiri atas 29 kabupaten dan 6 kota. Ibu kotanya adalah Semarang.\nBerikut adalah daftar kabupaten dan kota di Jawa Tengah, beserta ibu kota kabupaten mereka.", "question_text": "Berapa jumlah kabupaten di Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "29", "start_byte": 45, "limit_byte": 47}]} {"id": "-2357763288684349087-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dangdut", "passage_text": "Sejarahnya, dangdut dipengaruhi musik India melalui film Bollywood oleh Ellya Khadam dengan lagu \"Boneka India\", dan terakhir lahir sebagai Dangdut tahun 1968 dengan tokoh utama Rhoma Irama. Dalam evolusi menuju bentuk kontemporer, sekarang masuk pengaruh unsur-unsur musik India (terutama dari penggunaan tabla) dan Arab (pada cengkok dan harmonisasi). Perubahan arus politik Indonesia pada akhir tahun 1960-an membuka masuknya pengaruh musik barat yang kuat dengan masuknya penggunaan gitar listrik dan juga bentuk pemasarannya. Sejak tahun 1970-an dangdut boleh dikatakan telah matang dalam bentuknya yang kontemporer. Sebagai musik populer, dangdut sangat terbuka terhadap pengaruh bentuk musik lain, mulai dari keroncong, langgam, degung, gambus, rock, pop, bahkan house music.[1]", "question_text": "kapankah Musik dangdut di perkenalkan di indonesia?", "answers": [{"text": "1968", "start_byte": 154, "limit_byte": 158}]} {"id": "4892422909993688529-1", "language": "indonesian", "document_title": "Antena parabola", "passage_text": "Sejarah antena parabola dapat diamati mulai dari tahun 1970an.[1] Ketika itu belum ada penyedia/provider untuk televisi satelit. Televisi satelit mulai tumbuh tahun 1976. HBO adalah stasiun televisi pertama yang mengembangkan program-program televisi kepada perusahaan kabel melalui transmisi satelit televisi. Antena parabola C-band ditemukan oleh seorang profesor di Stanford yang mencoba membangun antena parabolanya sendiri dan berhasil menangkap siaran HBO.", "question_text": "Kapan parabola ditemukan ?", "answers": [{"text": "1970an", "start_byte": 55, "limit_byte": 61}]} {"id": "-5607859977680592983-3", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Santa Perawan Maria Lourdes Promasan", "passage_text": "Akhirnya, tokoh agama Katolik itu menemukan tanah yang lebih cocok untuk dibangun gereja, yaitu tanah yang berada di Promasan milik Prawiro Semito dan adiknya. Prawiro Semito memberikan tanahnya secara cuma-cuma dengan ganti rugi berupa pemberian tanah yang dulunya batal untuk dibangun gereja, yaitu tanah yang berlokasi di Ploso. Pihak pengurus gereja juga diharuskan menanggung sendiri biaya pembinahan rumah milik Prawiro Semito. Setelah dilakukan kesepakatan antar-kedua belah pihak, proses perataan tanah pun akhirnya dilakukan oleh mereka. Setelah itu, mereka juga melakukan pemotongan kayu dan bambu sebagai bahan bangunan. Proses pembangunan tersebut melibatkan seluruh umat Katolik di Promasan, mulai dari orang dewasa hingga anak-anak. Dalam buku “Kenangan 50 tahun Gereja Katolik Santa Perawan Maria Lourdes Promasan” dimuat beberapa material bangunan yang dipergunakan untuk membangun gereja, di antaranya adalah batu, kayu, pasir, batu merah, semen, genting, dan tenaga manusia.[3]", "question_text": "Siapa yang membangun Gereja Santa Perawan Maria Lourdes Promasan?", "answers": [{"text": "seluruh umat Katolik di Promasan, mulai dari orang dewasa hingga anak-anak", "start_byte": 671, "limit_byte": 745}]} {"id": "-5303762473156374790-0", "language": "indonesian", "document_title": "Schilling Austria", "passage_text": "Schilling Austria adalah mata uang resmi negara Austria sebelum berpindah ke Euro. Mata uang ini berlaku pada rentang waktu 1925 sampai 1938 dan 1945 sampai 1999, namun hingga 2002 masih ada di sirkulasi uang. Schilling Austria memiliki nila €1 = 13,7603 saat euro mulai berlaku. Satu schilling dipecah menjadi 100 Groschen.", "question_text": "apakah nama mata uang Austria?", "answers": [{"text": "Schilling Austria", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-6594059450962998662-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Trebizond", "passage_text": "Secara geografis, wilayah Kekaisaran Trebizond tidak pernah lebih dari daerah di pantai selatan Laut Hitam.", "question_text": "Dimana Kekaisaran Trebizond didirikan?", "answers": [{"text": "tidak pernah lebih dari daerah di pantai selatan Laut Hitam", "start_byte": 47, "limit_byte": 106}]} {"id": "-8058442459556337694-0", "language": "indonesian", "document_title": "Byzantium", "passage_text": "Byzantium (Bahasa Yunani: Βυζάντιον) adalah sebuah kota Yunani kuno, yang menurut legenda, didirikan oleh para warga koloni Yunani dari Megara pada tahun 667 SM dan dinamai menurut nama Raja mereka Byzas atau Byzantas (Bahasa Yunani: Βύζας atau Βύζαντας). Nama \"Byzantium\" merupakan Latinisasi dari nama asli kota tersebut Byzantion. Kota ini kelak menjadi pusat Kekaisaran Byzantium, (Kekaisaran Romawi penutur Bahasa Yunani menjelang dan pada Abad Pertengahan dengan nama Konstantinopel. Setelah jatuhnya Konstantinopel ke tangan Kerajaan Ottoman, kota ini selanjutnya dikenal sebagai Istanbul bagi Bangsa Turki Ottoman, namun nama tersebut belum menjadi nama resmi kota ini sampai tahun 1930.", "question_text": "Dimankah letak Bizantium ?", "answers": [{"text": "Yunani", "start_byte": 65, "limit_byte": 71}]} {"id": "1701093080135975412-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Medang", "passage_text": "Prasasti Mantyasih tahun 907 atas nama Dyah Balitung menyebutkan dengan jelas bahwa raja pertama Kerajaan Medang (Rahyang ta rumuhun ri Medang ri Poh Pitu) adalah Rakai Mataram Sang Ratu Sanjaya.[1].[2]", "question_text": "Siapa nama raja pertama kerajaan Medang ?", "answers": [{"text": "Rakai Mataram Sang Ratu Sanjaya", "start_byte": 163, "limit_byte": 194}]} {"id": "-5441740688204851954-1", "language": "indonesian", "document_title": "Valentinius", "passage_text": "Valentinius, (juga dikenal sebagai Valentinus) (l.k. 100 - l.k. 153), adalah seorang teolog Gnostik Kristen yang paling terkenal dan berpengaruh dan untuk suatu masa tertentu paling berhasil. Ia mendirikan alirannya di Roma. Menurut Tertulianus dalam Adversus Valentinianos iv, pada tahun 143 ia adalah calon uskup Roma, namun ia dikalahkan oleh perbedaan suara yang sangat kecil. Tertulianus juga mengatakan bahwa Valentinius dinyatakan penyesat pada 175, beberapa tahun setelah kematiannya. \"Valentinus telah hilang, namun orang-orang ini adalah kaum Valentinian yang muncul dari Valentinus. Di Antiokia saja hingga hari ini Axionikus menyimpan kenangan terhadap Valentinus dengan ketaatan penuh terhadap aturan-aturannya.\" (Tertulianus, AV). Melalui dia, Gnostisisme hampir diterima masuk ke dalam tradisi arus utama agama Kristen.", "question_text": "Kapan Valentinius lahir?", "answers": [{"text": "l.k. 100", "start_byte": 48, "limit_byte": 56}]} {"id": "-4629027796182255388-3", "language": "indonesian", "document_title": "Simbol Nazi", "passage_text": "Lambang Swastika ini dipakai di bendera Nazi, kemudian di bendera kenegaraan Jerman. Bendera ini memiliki latar belakang merah dan Swastika hitam dalam lingkaran putih. ketiga warna tersebut diambil dari warna dasar bendera jerman yang lama, yang digunakan pada masa kekaisaran Jerman tahun 1897. Warna hitam-putih-merah juga mewakili warna yang terkait dengan anti-Republik Weimar Jerman nasionalis setelah jatuhnya Kekaisaran Jerman. dalam bukunya Mein Kampf, Adolf Hitler mendifinisikan warna-warna ini sebagai: merah merupakan gagasan sosial dari gerakan Nazi; putih melambangkan ide nasional; dan swastika hitam melambangkan misi perjuangan untuk kemenangan orang Arya, dan, dengan cara yang sama, kemenangan karya kreatif, yang selalu mengacu menjadi anti-Semit.", "question_text": "Apakah lambang bendera Nazi ?", "answers": [{"text": "Swastika", "start_byte": 8, "limit_byte": 16}]} {"id": "-6004691932509652073-2", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah Komentari Kitab Habakuk", "passage_text": "Gulungan ini merupakan suatu tafsir (pesyer) atau komentari dalam bahasa Ibrani, yang diperkirakan ditulis di akhir abad ke-1 SM. Penulis menuliskan satu ayat lengkap dari Kitab Habakuk diikuti tafsirannya, kemudian ayat berikutnya dan seterusnya. Pasal 1 dan 2 dibahas lengkap sampai selesai (), tetapi pasal 3 sama sekali tidak ada. Tampaknya absennya pasal 3 ini disengaja, bukan karena rusaknya naskah, karena di akhir kolom gulungan ini ada tempat kosong yang menunjukkan tulisan itu memang diakhiri sampai pasal 2. Meskipun demikian, gulungan ini terbaca baik dan memberikan informasi pasti mengenai Kitab Habakuk.[1]", "question_text": "Bahasa apakah yang digunakan dalam Naskah Komentari Kitab Habakuk ?", "answers": [{"text": "bahasa Ibrani", "start_byte": 66, "limit_byte": 79}]} {"id": "3491870104346501312-4", "language": "indonesian", "document_title": "Pelarut dalam reaksi kimia", "passage_text": "Pelarut anorganik merupakan pelarut selain air yang tidak memiliki komponen organik di dalamnya. Dalam pelarut anorganik, zat terlarut dihubungkan dengan konsep sistem pelarut yang mampu mengautoionisasi pelarut tersebut. Biasanya pelarut anorganik merupakan pelarut yang bersifat polar sehingga tidak larut dalam pelarut organik dan non-polar. Larutan yang dihasilkan merupakan konduktor elektrik yang baik.[1] Contoh dari pelarut anorganik adalah ammonia, asam sulfat dan sulfuril klorid fluorid.", "question_text": "Apa itu Cairan anorganik ?", "answers": [{"text": "pelarut selain air yang tidak memiliki komponen organik di dalamnya", "start_byte": 28, "limit_byte": 95}]} {"id": "-1345203578665886014-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ludwig van Beethoven", "passage_text": "Ludwig van Beethoven (/ˈlʊdvɪɡ væn ˈbeɪˌtoʊvən/(listen); German:[ˈluːtvɪç fan ˈbeːtˌhoˑfn̩](listen); baptis 17 Desember 1770[1] di Bonn, wafat 26 Maret 1827 di Wina) adalah seorang komponis musik klasik dari Jerman. Karyanya yang terkenal adalah simfoni ke-lima dan ke-sembilan, dan juga lagu piano Für Elise. Ia dipandang sebagai salah satu komponis yang terbesar dan merupakan tokoh penting dalam masa peralihan antara Zaman Klasik dan Zaman Romantik. Semasa muda, ia adalah pianis yang berbakat, populer di antara orang-orang penting dan kaya di Wina, Austria, tempatnya tinggal. Namun, pada tahun 1801, ia mulai kehilangan pendengarannya.", "question_text": "Kapan Ludwig van Beethoven lahir ?", "answers": [{"text": "17 Desember 1770", "start_byte": 127, "limit_byte": 143}]} {"id": "5085772161779832658-29", "language": "indonesian", "document_title": "Doraemon", "passage_text": "Doraemon (1973, pertama): Kosei Tomita\nRoyo (1973, kedua): Shinzui ngenitling totyo\nNobita (1973): Yoshiko Ota\nGian (1973) / Suneo: Kaneta Kimotsuki\nShizuka (1973): Masako Ebisu\nSuneo (1973): Shun Yashiro\nKen / Tooru: Chiaki Morita\nAyahnya Nobita (1973): Ichiro Murakoshi\nGachako (1973): Junko Hori\nAkachan / Chinchao / Roboka / Shounen: Junko Shimakata\nPerman: Katsue Miwa\nIbunya Gian: Kazuyo Aoki\nSewashi (1973): Keiko Yamamoto\nDorami: Keiko Yokozawa\nYamada-kun: Kyoko Yamada\nBotako (1973): Masako Nozawa\nPapa: Masayuki Kato\nIbunya Nobita (1973): Noriko Ohara\nDebuko (1973): Noriko Tsukase\nPak Guru (1973, pertama): Osamu Kato\nPak Guru (1973, kedua): Masashi Amenomori\nJamako (1973): Rihoko Yoshida\nDekisugi: Sumiko Shirakawa\nPapa: Yuzuru Fujimoto", "question_text": "Siapa nama pengisi suara animasi tokoh Doraemon pertama ?", "answers": [{"text": "Kosei Tomita", "start_byte": 26, "limit_byte": 38}]} {"id": "-4768704178620994591-7", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "\nGelar juara dunia Formula Satu pertama kali dimenangkan oleh pembalap Italia Giuseppe Farina dengan mobilnya Alfa Romeo tahun 1950, dengan mengalahkan rekan setimnya, pembalap Argentina Juan Manuel Fangio. Akan tetapi, Fangio memenangkan gelar juara dunia pada tahun 1951 dan empat kali pada enam tahun berikutnya. Fangio kemudian menjadi legenda yang mendominasi tahun-tahun pertama kompetisi Formula Satu.", "question_text": "Kapan Formula 1 pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 127, "limit_byte": 131}]} {"id": "3624564016103356890-1", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Markus", "passage_text": "Penulis Injil ini adalah Markus, yang disebut juga Yohanes,[1] kemenakan Barnabas, rekan sekerja Paulus[2] dan yang disebut Simon Petrus sebagai \"anaknya\", yaitu \"anak rohani\" atau murid terdekatnya.[3]", "question_text": "Siapakah Markus dalam agama Kristen?", "answers": [{"text": "Yohanes,[1] kemenakan Barnabas, rekan sekerja Paulus[2] dan yang disebut Simon Petrus sebagai \"anaknya\", yaitu \"anak rohani\" atau murid terdekatnya", "start_byte": 51, "limit_byte": 198}]} {"id": "-1887660642661712665-7", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantinus Agung", "passage_text": "Flavius Valerius Konstantinus, nama aslinya, dilahirkan di kota Naissus (sekarang Niš, Serbia), bagian dari Provinsi Dardania di Moesia pada tanggal 27 Februari,[28] mungkin c. 272M.[29] Ayahnya adalah Flavius Konstantius, orang Iliria,[30][31] dan asli dari Provinsi Dardania di Moesia (Dacia Ripensis kelak).[32] Konstantinus kemungkinan hanya menghabiskan sedikit waktu dengan ayahnya,[33] yang adalah seorang perwira tentara Romawi dan termasuk salah seorang pengawal imperial Kaisar Aurelianus. Sang ayah, Konstantius, digambarkan sebagai seorang yang toleran dan memiliki ketrampilan berpolitik,[34] yang menapaki kariernya tahap demi tahap, dijadikan gubernur Dalmatia oleh Kaisar Diokletianus, salah seorang kolega Aurelianus dari Ilirikum, pada tahun 284 atau 285.[32] Ibu Konstantinus adalah Helena, kemungkinan seorang Bitinia dengan status sosial rendah.[35] Tidak dapat dipastikan apakah ia menikah secara sah dengan Konstantius, atau hanya menjadi selirnya.[36] Tidak ada kejelasan apakah Konstantinus dapat berbicara bahasa Trakia, bahasa utamanya adalah Latin dan ia membutuhkan penerjemah Yunani saat berpidato di hadapan publik.[37]", "question_text": "dimanakah Konstantinus Agung dilahirkan?", "answers": [{"text": "kota Naissus", "start_byte": 59, "limit_byte": 71}]} {"id": "-8791498467225155910-5", "language": "indonesian", "document_title": "Aelia Eudoxia", "passage_text": "Namun, Rufinus terganggu oleh konflik dengan Stilicho, magister militum dari Barat. Pernikahan Eudoxia ke Arcadius diatur oleh Eutropius, salah satu pejabat kasim yang melayani di Istana Agung Konstantinopel. Pernikahan tersebut dilangsungkan pada tanggal 27 April 395, tanpa sepengetahuan atau persetujuan Rufinus.[1][4] Bagi Eutropius, ini adalah upaya untuk meningkatkan pengaruhnya atas kaisar dan mudah-mudahan menjamin kesetiaan permaisuri baru bagi dirinya sendiri. Rufinus telah menjadi musuh Promotus dan keluarga magister militum yang selamat, termasuk Eudoxia, yang mungkin ingin merusak dirinya.[1] Arcadius sendiri mungkin telah termotivasi dalam menyatakan kehendaknya sendiri atas wali penguasanya.[5] Zosimus melaporkan bahwa Arcadius juga dipengaruhi oleh kecantikan mempelainya yang luar biasa.[1] Arcadius berusia sekitar delapan belas tahun dan Eudoxia dapat dianggap usia yang setara.", "question_text": "Kapan Aelia Eudoxia menikah?", "answers": [{"text": "27 April 395", "start_byte": 256, "limit_byte": 268}]} {"id": "-8487101757575557151-9", "language": "indonesian", "document_title": "Penduduk asli Taiwan", "passage_text": "Meskipun Pusat Informasi pemerintah Republik Tiongkok secara resmi mengangkat 14 kelompok utama sebagai \"suku\", konsensus beberapa sarjana menyatakan bahwa 14 kelompok tersebut tidak menunjukan entitas sosial apapun, kolektivitasan politik, atau aliansi pengidentifikasian diri yang berasal dari Taiwan pada masa pra-modern.[20] Catatan-catatan terawal yang mendetail, yang berasal dari kedatangan Belanda pada 1624, menyatakan bahwa penduduk-penduduk asli tinggal di desa-desa terpisah dengan berbagai ukuran. Antara desa-desa tersebut, terjadi perdagangan, pernikahan silang, peperangan dan aliansi melawan musuh besar. Menggunakan kriteria etnografi dan linguistik kontemporer, desa-desa tersebut diklasifikasikan dalam lebih dari 20 kelompok etnis (dan sebagian besar diperdebatkan),[21][22] yang tak pernah disatukan di bawah negara, kerajaan atau \"suku\" umum.[23]", "question_text": "Berapa jumlah suku yang ada di Taiwan?", "answers": [{"text": "14", "start_byte": 78, "limit_byte": 80}]} {"id": "1143116135856554608-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pengepungan Damaskus (1148)", "passage_text": "Tentara Salib memutuskan untuk menyerang Damaskus dari barat, di mana kebun buah akan memberi mereka persediaan makanan yang tetap. Setelah sampai di luar tembok kota, mereka segera mengepungnya, menggunakan kayu dari kebun buah-buahan. Pada 27 Juli, tentara salib memutuskan untuk pindah ke dataran di sisi timur kota, yang kurang diperkuat namun memiliki sedikit makanan dan air. Nuruddin Zengi tiba dengan bala bantuan Muslim dan memotong rute tentara salib ke posisi mereka sebelumnya. Penguasa tentara salib setempat menolak untuk melanjutkan pengepungan tersebut, dan ketiga raja tersebut tidak memiliki pilihan selain meninggalkan kota. Seluruh pasukan tentara salib mundur kembali ke Yerusalem pada 28 Juli.", "question_text": "Dimana Pengepungan Damaskus terjadi?", "answers": [{"text": "Damaskus", "start_byte": 41, "limit_byte": 49}]} {"id": "7798240548844996899-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kaimana", "passage_text": "Kabupaten Kaimana adalah salah satu kabupaten di provinsi Papua Barat, Indonesia. Kabupaten Kaimana berdiri berdasarkan Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2002 tentang Pembentukan Kabupaten Sarmi, Kabupaten Keerom, Kabupaten Sorong Selatan, Kabupaten Radja Ampat, Kabupaten Pegunungan Bintang, Kabupaten Yahukimo, Kabupaten Tolikara, Kabupaten Waropen, Kabupaten Kaimana, Kabupaten Boven Digoel, Kabupaten Mappi, Kabupaten Asmat, Kabupaten Teluk Bintuni, Kabupaten Wondama di Provinsi Papua (Lembaran Negara Tahun 2002 Nomor 124, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4245). Ibukota kabupaten ini terletak di Distrik Kaimana. Luas wilayah darat dan laut Kabupaten Kaimana adalah 36.000 km2, terdiri atas luas daratan mencapai 18.500 km2 dan Luas lautan/perairan ± 17.500 km2.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Kaimana?", "answers": [{"text": "36.000 km2", "start_byte": 666, "limit_byte": 676}]} {"id": "7717577712208615300-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komunikasi", "passage_text": "\nKomunikasi adalah \"suatu proses di mana seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain\".[1]. Pada umumnya, komunikasi dilakukan secara lisan atau verbal yang dapat dimengerti oleh kedua belah pihak. Apabila tidak ada bahasa verbal yang dapat dimengerti oleh keduanya, komunikasi masih dapat dilakukan dengan menggunakan gerak-gerik badan, menunjukkan sikap tertentu, misalnya tersenyum, menggelengkan kepala, mengangkat bahu. Cara seperti ini disebut komunikasi dengan bahasa nonverbal.[2]\n", "question_text": "Apa itu ilmu komunikasi?", "answers": [{"text": "suatu proses di mana seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain", "start_byte": 20, "limit_byte": 195}]} {"id": "1649523704995675437-1", "language": "indonesian", "document_title": "Radio Rimba Raya", "passage_text": "Radio yang berdaya pancar 1 kilowatt dan bekerja pada frekuensi 19,25 dan 61 meter ini mulai bersiaran sejak terjadinya Agresi Belanda I sampai dengan Konferensi Meja Bundar berakhir dan tentara pendudukan Belanda ditarik dari Indonesia.", "question_text": "Berapakah frekuensi Radio Rimba Raya?", "answers": [{"text": "19,25 dan 61 meter", "start_byte": 64, "limit_byte": 82}]} {"id": "4109205175722343653-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "Berapa luas Danau Toba?", "answers": [{"text": "panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres", "start_byte": 112, "limit_byte": 199}]} {"id": "-5991557424925607057-28", "language": "indonesian", "document_title": "Sigismund, Kaisar Romawi Suci", "passage_text": "Sigismund meninggal pada tanggal 9 Desember 1437 di Znojmo (German: Znaim), Moravia (sekarang Ceko), dan seperti yang dipesan dalam kehidupannya, ia dimakamkan di Nagyvárad, Hongaria (sekarang Oradea, Romania), di samping makam Santo László, yang merupakan ideal raja yang sempurna, pejuang dan Kristen untuk saat itu dan sangat dimuliakan oleh Sigismund.[11] Dengan istri keduanya, Barbara dari Cilli, ia meninggalkan hanya seorang putri, Elizabeth, yang menikah dengan Albrecht V, adipati Austria (kemudian raja Jerman sebagai Albrecht II) yang ditunjuk Sigismund sebagai ahli warisnya. Karena ia tidak memiliki keturunan laki-laki, Wangsa Luksemburg menjadi punah setelah kematiannya.", "question_text": "Dimana Sigismund meninggal?", "answers": [{"text": "Znojmo (German: Znaim), Moravia (sekarang Ceko)", "start_byte": 52, "limit_byte": 99}]} {"id": "-8202603138459368789-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pohon Pengetahuan Tentang yang Baik dan yang Jahat", "passage_text": "Kitab menyatakan bahwa Allah mengizinkan mereka memakan buah dari pohon manapun juga yang ada di taman itu, termasuk buah Pohon Kehidupan. Ketika Hawa, dan kemudian Adam, memakan buah yang terlarang itu dari Pohon Pengetahuan tentang Yang Baik dan Yang Jahat (), setelah dicobai oleh si ular (), mereka menjadi sadar bahwa mereka telanjang (), dan mereka diusir dari taman itu dan terpaksa hidup dengan bertani \"dengan peluh di wajah mereka\" ().", "question_text": "Apakah dosa yang dilakukan Adam dan Hawa?", "answers": [{"text": "memakan buah yang terlarang itu dari Pohon Pengetahuan tentang Yang Baik dan Yang Jahat", "start_byte": 172, "limit_byte": 259}]} {"id": "3600869020935238127-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "Siapakah penulis anime Naruto ?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "985967104525854872-1", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Prambanan", "passage_text": "Kompleks candi ini terletak di kecamatan Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta dan kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah[1] kurang lebih 17 kilometer timur laut Yogyakarta, 50 kilometer barat daya Surakarta dan 120 kilometer selatan Semarang, persis di perbatasan antara provinsi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta.[2] Letaknya sangat unik, Candi Prambanan terletak di wilayah administrasi desa Bokoharjo, Prambanan, Sleman, sedangkan pintu masuk kompleks Candi Prambanan terletak di wilayah adminstrasi desa Tlogo, Prambanan, Klaten.", "question_text": "Dimana letak Candi Prambanan ?", "answers": [{"text": "kecamatan Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta dan kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah", "start_byte": 31, "limit_byte": 118}]} {"id": "1359504422937961261-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bioma", "passage_text": "Bioma secara iklim dan geografis berarti wilayah yang memiliki sifat geografis dan/atau iklim yang sama, seperti komunitas tumbuhan, hewan, organisme tanah, bakteri, dan virus;[1][2] sering juga disebut ekosistem. Beberapa bagian bumi memiliki jumlah makhluk hidup dan makhluk tak hidup dalam takaran yang berbeda, yang menjadi dasar pembagian bioma. Bioma juga ditentukan oleh stuktur tumbuhan (seperti pohon, semak, dan rerumputan), jenis daun, jarak antar tumbuhan, dan iklim. Berbeda dengan zona flora dan fauna, bioma tidak dibedakan menurut genetik, taksonomi, atau kesamaan sejarah.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan bioma ?", "answers": [{"text": "wilayah yang memiliki sifat geografis dan/atau iklim yang sama, seperti komunitas tumbuhan, hewan, organisme tanah, bakteri, dan virus;[1][2] sering juga disebut ekosistem", "start_byte": 41, "limit_byte": 212}]} {"id": "4430855408509645561-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Austria", "passage_text": "Austria didominasi oleh Wangsa Habsburg dari tahun 1273 dan berstatus Kadipaten Utama. Kemudian, setelah kekalahan Napoleon dan diadakannya Kongres Wina pada tahun 1815, Austria menjadi wilayah utama Kekaisaran Austria. Negara ini mendominasi Konfederasi Jerman, tetapi pada tahun 1866 Austria dikalahkan oleh Prusia dalam Perang Austria-Prusia. Austria kemudian membentuk dwimonarki dengan Hongaria pada tahun 1867. Setelah kekalahan kekaisaran ini dalam Perang Dunia I pada tahun 1918, wilayah Austria yang tersisa adalah wilayah utamanya yang mayoritas penduduknya menuturkan bahasa Jerman. Mereka membentuk Republik Jerman-Austria dengan harapan agar mereka dapat bergabung dengan Republik Weimar. Namun, penyatuan ini dilarang oleh Traktat Versailles, sehingga berdirilah Republik Austria Pertama (1918-1933).", "question_text": "tahun berapakah Austria didirikan sebagai negara pertama kali?", "answers": [{"text": "1918", "start_byte": 803, "limit_byte": 807}]} {"id": "-5071938100254855301-12", "language": "indonesian", "document_title": "Skype", "passage_text": "23 April 2003 Nama domain Skype.com dan Skype.net didaftar\n29 Agustus 2003 Versi beta publik pertama dikeluarkan\n15 Juni 2004 Rilis beta versi 0.98.0.28\n27 Juni 2004 Credit SkypeOut dapat dibeli untuk pertama kalinya melalui situs web Skype\n27 Juli 2004 Rilis versi 1.0 untuk Windows\n20 Oktober 2004 Pertama kalinya 1 juta pengguna Skype online bersamaan\n14 Februari 2005 Pertama kalinya 2 juta secara online\n10 Maret 2005 SkypeIn Public Beta dimulai\n11 Maret 2005 Software telah didownload 84 juta kali dan 5.98 miliar menit bicara\n15 April 2005 Didownload lebih dari 100 juta kali\n18 Mei 2005 Tiga juta pengguna Skype online bersamaan\n12 September 2005 Skype diakusisi situs lelang online, eBay.", "question_text": "Kapan Skype mulai dirilis ?", "answers": [{"text": "27 Juli 2004", "start_byte": 241, "limit_byte": 253}]} {"id": "8946614669576026864-2", "language": "indonesian", "document_title": "Stand Up Indo", "passage_text": "Berbekal dari para pengikut atau follower dari twitter, mereka memberanikan diri untuk mengadakan sebuah event yang mereka namai \"#Standupnite\". Acara tersebut dilaksanakan 13 Juli 2011 di Comedy Cafe, Jakarta. Walaupun hanya melakukan promosi lewat twitter, antusiasme masyarakat akan alternatif hiburan baru ini bisa dibilang luar biasa. Arief Budiman (Arief Didu), Intan AP, Asep Suaji – yang juga finalis SUCI Kompas TV, Isman, Ernest, Ryan, Pandji dan Raditya Dika berhasil menyedot perhatian pengunjung. Banyak selebriti yang hadir pada cara tersebut, baik yang berstatus selebriti level nasional hingga selebriti yang hanya terkenal di twitter atau selebtweet yang hadir. Dari acara inilah kemudian, tanggal 13 Juli ditetapkan sebagai tanggal berdirinya komunitas Stand Up Indo.[1]", "question_text": "tahun berapakah Stand up Indonesia dibentuk pertama kali?", "answers": [{"text": "2011", "start_byte": 181, "limit_byte": 185}]} {"id": "-3275839400409422298-13", "language": "indonesian", "document_title": "The Lord of the Rings (seri film)", "passage_text": "Jackson mulai mempapan ceritakan seri bersama Christian Rivers pada Agustus 1997 dan menugaskan krunya untuk mulai mendesain Dunia Tengah pada waktu yang sama.[21] Jackson mempekerjakan kolaborator lama Richard Taylor untuk memimpin Weta Workshop dalam lima elemen desain utama: baju besi, senjata, prostetik/make-up, makhluk, dan miniatur. Pada November 1997,[14] ilustrator Tolkien terkenal Alan Lee dan John Howe mengikuti proyek. Kebanyakan gambar di film berdasarkan ilustrasi mereka.[22] Desainer produksi Grant Major diberi tugas mengubah desain Lee dan Howe menjadi arsitektur, membuat model dari set, sementara Dan Hennah bekerja sebagai penata seni, mengintai lokasi dan mengorganisir pembangunan set.", "question_text": "Kapan film The Lord of the Rings mulai diproduksi ?", "answers": [{"text": "1997", "start_byte": 76, "limit_byte": 80}]} {"id": "-3158929250600897789-0", "language": "indonesian", "document_title": "Papeda", "passage_text": "\n\n\nPapeda adalah makanan berupa bubur sagu khas Maluku dan Papua yang biasanya disajikan dengan ikan tongkol atau mubara yang dibumbui dengan kunyit.[1] Papeda berwarna putih dan bertekstur lengket menyerupai lem dengan rasa yang tawar.[1] Papeda merupakan makanan yang kaya serat, rendah kolesterol dan cukup bernutrisi.[2]", "question_text": "Apakah makanan tradisional Maluku?", "answers": [{"text": "Papeda", "start_byte": 3, "limit_byte": 9}]} {"id": "5060630725616464915-0", "language": "indonesian", "document_title": "Secret (grup musik Korea Selatan)", "passage_text": "Secret (Korean: 시크릿; Japanese: シークレット, bergaya sebagai SECRET) girlband Korea Selatan yang dibentuk TS Entertainment pada 2009. Terdiri dari Jun Hyoseong, Jung Hana, Song Jieun dan Han Sunhwa, mereka merilis singel debut berjudul \"I Want You Back\" pada 13 Oktober 2009.[1] Pada 2010, mereka merilis 2 album mini berjudul Secret Time dan Madonna dengan pemimpin singel \"Magic\" dan \"Madonna\".[2][3]", "question_text": "apakah nama album pertama girlband secret?", "answers": [{"text": "Secret Time", "start_byte": 339, "limit_byte": 350}]} {"id": "-8918981076155482308-32", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "Luas wilayah Provinsi Sulawesi Utara adalah 15.069 km² dengan persentase 0,72% terhadap luas Indonesia yang terdiri dari 11 (sebelas) Kabupaten dan 4 (empat) Kota.", "question_text": "berapakah luas Provinsi Sulawesi Utara?", "answers": [{"text": "15.069 km²", "start_byte": 44, "limit_byte": 55}]} {"id": "-79531786148377745-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kamera perekam", "passage_text": "Pada tahun 1982 Sony merilis sistem Betacam. Dimana dalam sistem ini terdapat unit tunggal kamera perekam, yang telah memisahkan antara kabel, kamera dan perekam dan secara dramatis meningkatkan kebebasan juru kamera. Betacam dengan cepat menjadi standar untuk baik untuk pengumpulan berita, maupun pengeditan di-studio video.", "question_text": "Apakah Kamera Perekam pertama yang di dunia ?", "answers": [{"text": "Betacam", "start_byte": 36, "limit_byte": 43}]} {"id": "-7382448068966001976-8", "language": "indonesian", "document_title": "Toyota", "passage_text": "\nPada tahun 1936 mereka meluncurkan mobil penumpang pertama mereka, Toyoda AA (kala itu masih menggunakan nama Toyoda). Model ini dikembangkan dari prototipe model A1 dan dilengkapi bodi dan mesin A. Kendaraan ini dari awal diharapkan menjadi mobil rakyat.", "question_text": "Apakah produk pertama Toyota?", "answers": [{"text": "Toyoda AA", "start_byte": 68, "limit_byte": 77}]} {"id": "-6390224351235863855-4", "language": "indonesian", "document_title": "Realisme (seni rupa)", "passage_text": "Perupa realis selalu berusaha menampilkan kehidupan sehari-hari dari karakter, suasana, dilema, dan objek, untuk mencapai tujuan Verisimilitude (sangat hidup). Perupa realis cenderung mengabaikan drama-drama teatrikal, subjek-subjek yang tampil dalam ruang yang terlalu luas, dan bentuk-bentuk klasik lainnya yang telah lebih dahulu populer saat itu.", "question_text": "Bagaimanakah ciri utama dari pelukis realis ?", "answers": [{"text": "selalu berusaha menampilkan kehidupan sehari-hari dari karakter, suasana, dilema, dan objek, untuk mencapai tujuan Verisimilitude (sangat hidup)", "start_byte": 14, "limit_byte": 158}]} {"id": "5337866427708839154-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1942–1945)", "passage_text": "Masa pendudukan Jepang di Indonesia dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta atas nama bangsa Indonesia.", "question_text": "Berapa lama Jepang menjajah Indonesia?", "answers": [{"text": "1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945", "start_byte": 55, "limit_byte": 101}]} {"id": "-4174237626147097553-0", "language": "indonesian", "document_title": "Superior Jenderal Serikat Yesus", "passage_text": "Superior Jenderal Serikat Yesus adalah gelar resmi dari pemimpin Serikat Yesus - suatu ordo/tarekat dalam Gereja Katolik Roma, yang juga dikenal sebagai kaum Yesuit. Ia biasanya dipanggil Bapa Jenderal. Posisi ini memperoleh julukan Sri Paus Hitam, merujuk pada pakaian imam-nya yang berwarna hitam sederhana, yang sangat berbeda dengan pakaian Sri Paus yang berwarna putih. Superior Jendral Serikat Yesus saat ini adalah Yang Mulia Bapa Adolfo Nicolás.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan jendral ordo serikat yesus?", "answers": [{"text": "gelar resmi dari pemimpin Serikat Yesus - suatu ordo/tarekat dalam Gereja Katolik Roma, yang juga dikenal sebagai kaum Yesuit", "start_byte": 39, "limit_byte": 164}]} {"id": "-630746700644235840-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shilling Tanzania", "passage_text": "Shilling Tanzania (Swahili: Shilingi; tanda: TSh; kode: TZS) adalah mata uang resmi Tanzania yang diterbitkan oleh Bank Tanzania, meskipun meluasnya penggunaan dolar AS diterima. Satu shilling dibagi menjadi 100 senti (sen). Shilling Tanzania menggantikan shilling Afrika Timur pada tanggal 14 Juni 1966 dengan nilai nominal.[1]", "question_text": "Apa mata uang Tanzania ?", "answers": [{"text": "Shilling Tanzania", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-5768442175381032241-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Naha", "passage_text": "Bandar Udara Naha(那覇空港,Naha Kūkō) (IATA: OKA, ICAO: ROAH)[2] adalah bandar udara di Jepang yang berlokasi sekitar 4 kilometer di barat pusat kota Naha, Okinawa.", "question_text": "Apa nama bandara di Okinawa?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Naha", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-3434999976454875234-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "siapakah pencipta Harry Potter?", "answers": [{"text": "J. K. Rowling", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "1126031702018553815-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "seberapa besar kah pulau Jawa?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "-4127252108005440351-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "kapankah Kristen masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "4602058180004857576-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara pada era kerajaan Hindu-Buddha", "passage_text": "\nIndonesia mulai berkembang pada zaman kerajaan Hindu-Buddha berkat hubungan dagang dengan negara-negara tetangga maupun yang lebih jauh seperti India, Tiongkok, dan wilayah Timur Tengah. Agama Hindu masuk ke Indonesia diperkirakan pada awal tarikh Masehi, dibawa oleh para musafir dari India antara lain: Maha Resi Agastya, yang di Jawa terkenal dengan sebutan Batara Guru atau Dwipayana dan juga para musafir dari Tiongkok yakni musafir Budha Pahyien.", "question_text": "Kapankah agama Hindu masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "awal tarikh Masehi", "start_byte": 237, "limit_byte": 255}]} {"id": "4984027529937658112-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abdullah bin Abdul Muththalib", "passage_text": "\nAbdullah bin Abdul Muththalib (Arabic: عبدالله بن عبد المطلب‎), atau Abdullah bin Syaibah (عبدالله بن شيبة), adalah ayah dari Nabi Muhammad, yang merupakan anak termuda dari sepuluh bersaudara.[1][2] Istrinya, atau ibu Nabi Muhammad, bernama Aminah binti Wahab.[1] Dari perkawinannya ini, ia hanya memiliki satu anak saja, yaitu Muhammad.[3] Abdullah meninggal dunia dalam perjalanan dagang ke Syam, yakni sewaktu Muhammad masih dalam kandungan sang ibu.[1] Ia meninggal saat usianya mencapai 25 tahun, tepatnya ia lahir pada tahun 545 dan meninggal pada tahun 570.", "question_text": "Siapa nama ibu nabi Muhammad?", "answers": [{"text": "Aminah binti Wahab", "start_byte": 276, "limit_byte": 294}]} {"id": "-8025801973874721977-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arwana (grup musik)", "passage_text": "Arwana adalah grup band yang didirikan oleh tiga orang musisi yang yaitu Hendri Lamiri (Biola), Yudie Chaniago, dan Yan Machmud berkumpul untuk membuat group band dengan nama X-Bart. Mereka adalah musisi-musisi kafe yang berasal dari Kalimantan Barat (Pontianak). Rasa persatuan daerah ini menjadikan mereka serius untuk menekuni dunia music dengan mencari musisi-musisi dari Pontianak. Akhirnya terbentuk formasi lengkap dalam group band X-Bart dengan personel Yudie Chaniago (vocal & drum), Hendri Lamiri (vocal & violin), Yan Machmud (lead vocal & acoustic), Wansyah Fadli (vocal & guitar), Delsi (keyboard) dan Nono (bass). X-Bart membawakan lagu-lagu Top 40 dan manggung dari kafe ke kafe di Jakarta dan pertama kali manggung di News Cafe Pada tahun 1995, X-Bart berganti nama menjadi Nacle Band. Konsep musik masih sama yaitu membawakan Top 40 dari kafe ke kafe. Dukungan terhadap musisi-musisi ini sangat kuat di kalangan musisi senior Indonesia saat itu. Banyak musisi-musisi senior mendorong Nacle Band untuk masuk ke dapur rekaman. Akhirnya pada tahun 1996, Nacle Band mambuat master 10 lagu dan rekaman di GIN Studio (tempat ngumpulnya musisi-musisi tertama). Proses rekaman banyak dibantu oleh musisi-musisi senior seperti Billy J. Budiarjo, Dian Pramana Putra dan sebagainya.", "question_text": "Siapakah vokalis band Arwana?", "answers": [{"text": "Yudie Chaniago", "start_byte": 462, "limit_byte": 476}]} {"id": "3736907702403238243-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adipati", "passage_text": "Adipati (bahasa Sanskerta अधिपति, adhipati: \"tuan, kepala, atasan; pangeran, tuan tertinggi, raja\") adalah sebuah gelar kebangsawanan untuk orang yang menjabat sebagai kepala wilayah yang tunduk/bawahan dalam struktur pemerintahan kerajaan di Nusantara, seperti di Jawa dan Kalimantan. Wilayah yang dikepalai oleh seorang Adipati dinamakan Kadipaten.", "question_text": "apakah maksud dari gelar adipati ?", "answers": [{"text": "orang yang menjabat sebagai kepala wilayah yang tunduk/bawahan dalam struktur pemerintahan kerajaan di Nusantara", "start_byte": 152, "limit_byte": 264}]} {"id": "8684168788915069391-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "Siapakah pendiri Google?", "answers": [{"text": "Larry Page dan Sergey Brin", "start_byte": 22, "limit_byte": 48}]} {"id": "-6293113448930391987-3", "language": "indonesian", "document_title": "Perluasan wilayah Dinasti Han ke Kawasan Selatan", "passage_text": "Didukung oleh militer Han, Minyue didirikan pada 202 SM dan Ou Timur pada 192 SM setelah kejatuhan dinasti Qin.[3] Zhao Tuo, seorang mantan komandan Qin Tiongkok, mendirikan Nanyue pada 208 SM setelah kematian kaisar Qin Shi Huang.[4] Kaisar Gaozu, kaisar pertama dinasti Han, menyepakati gelar baru Zhao Tuo sebagai raja.[5] Zhao lahir di kota Zhending di Tiongkok Tengah, dan kelas pemerintahan dari kerajaan baru tersebut terdiri dari para pejabat Tiongkok dari bekas dinasti Qin.[4][6] Pada 180 SM, Zhao menawarkan pengajuan sebagai negara vasal dan Han menerimanya, sebuah keputusan yang sebagian berdasarkan pada leluhur Tionghoa utara dari keluarganya.[6]", "question_text": "Siapa pendiri kerajaan Nanyue?", "answers": [{"text": "Zhao Tuo", "start_byte": 115, "limit_byte": 123}]} {"id": "-4843060644801010172-7", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "\nGelar juara dunia Formula Satu pertama kali dimenangkan oleh pembalap Italia Giuseppe Farina dengan mobilnya Alfa Romeo tahun 1950, dengan mengalahkan rekan setimnya, pembalap Argentina Juan Manuel Fangio. Akan tetapi, Fangio memenangkan gelar juara dunia pada tahun 1951 dan empat kali pada enam tahun berikutnya. Fangio kemudian menjadi legenda yang mendominasi tahun-tahun pertama kompetisi Formula Satu.", "question_text": "Kapan Formula one pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 127, "limit_byte": 131}]} {"id": "3681577288482223119-0", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Jenderal Besar TNI (Purn.) H. M. Soeharto, (Jawa Kuno: Suharta; Jawa Latin: Suhartå; Hanacaraka:ꦯꦸꦲꦂꦠ) (ER, EYD: Suharto) () adalah Presiden kedua Indonesia yang menjabat dari tahun 1967 sampai 1998, menggantikan Soekarno. Di dunia internasional, terutama di Dunia Barat, Soeharto sering dirujuk dengan sebutan populer \"The Smiling General\" (Indonesian: \"Sang Jenderal yang Tersenyum\") karena raut mukanya yang selalu tersenyum. Meski begitu, ia sering juga disebut sebagai diktator.[1][2][3]", "question_text": "kapankah jenderal Soeharto di angkat jadi presiden?", "answers": [{"text": "1967", "start_byte": 193, "limit_byte": 197}]} {"id": "-1604294108495391410-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serbia", "passage_text": "Serbia atau resminya Republik Serbia (bahasa Serbia: Република Србија atau Republika Srbija) adalah sebuah negara republik di tenggara, dan pusat Eropa. Pada 2003 hingga 2006, Serbia bergabung dengan Montenegro dalam suatu persemakmuran yang dinamakan Uni Negara Serbia dan Montenegro dengan ibukota negara Beograd.\nSerbia berbatasan dengan Hungaria di utara; Rumania dan Bulgaria di timur; Republik Makedonia dan Albania di selatan; dan Montenegro, Kroasia, dan Bosnia-Herzegovina di sebelah barat.", "question_text": "dimanakah Serbia terletak?", "answers": [{"text": "tenggara, dan pusat Eropa", "start_byte": 141, "limit_byte": 166}]} {"id": "-3084662263205690864-84", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "Meskipun Katolik Roma adalah agama mayoritas (85% kelahiran di Italia umumnya beragama Katholik), ada beberapa komunitas yang merupakan bagian Gereja Protestan, dan juga Bené Roma yang telah menjalankan Judaisme di Italia selama ribuan tahun. Dan ada juga komunitas imigran Muslim (lihat: Islam di Italia).", "question_text": "Apakah agama mayoritas penduduk Italia ?", "answers": [{"text": "Katholik", "start_byte": 87, "limit_byte": 95}]} {"id": "1819197324777125443-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pala", "passage_text": "Pala dipanen biji, salut bijinya (arillus), dan daging buahnya. Dalam perdagangan, salut biji pala dinamakan fuli, atau dalam bahasa Inggris disebut mace, dalam istilah farmasi disebut myristicae arillus atau macis). Daging buah pala dinamakan myristicae fructus cortex. Panen pertama dilakukan 7 sampai 9 tahun setelah pohonnya ditanam dan mencapai kemampuan produksi maksimum setelah 25 tahun. Tumbuhnya dapat mencapai 20m dan usianya bisa mencapai ratusan tahun.", "question_text": "Berapa umur rata-rata pohon Pala ?", "answers": [{"text": "25 tahun", "start_byte": 386, "limit_byte": 394}]} {"id": "-6106230105556981898-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerusuhan Stonewall", "passage_text": "\nKerusuhan Stonewall adalah serangkaian demonstrasi spontan dengan kekerasan oleh anggota komunitas gay memprotes penggerebekan polisi yang terjadi pada dini hari 28 Juni 1969 di Stonewall Inn, kawasan Greenwich Village, New York City. Demonstrasi ini secara luas dianggap sebagai suatu peristiwa paling penting yang memicu gerakan pembebasan gay dan perjuangan modern untuk hak-hak gay dan lesbian di Amerika Serikat.[2][3]", "question_text": "Dimana Kerusuhan Stonewall terjadi?", "answers": [{"text": "Stonewall Inn, kawasan Greenwich Village, New York City", "start_byte": 179, "limit_byte": 234}]} {"id": "6147838043512042134-6", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "\n\nIbukota Vietnam adalah Hanoi (dahulu berfungsi sebagai ibukota Vietnam Utara), sedangkan kota terbesar dan terpadat adalah Kota Ho Chi Minh (dahulu dikenal sebagai Saigon).\nprovinsi (dalam Bahasa Vietnam di sebut tỉnh) dan 5 kotamadya yang di kontrol langsung oleh pemerintah pusat dan memiliki level yang sama dengan provinsi (thành phố trực thuộc trung ương). Ke-59 provinsi-provinsi tersebut kemudian dibagi-bagi menjadi kotamadya provinsi (thành phố trực thuộc tỉnh, daerah perkotaan (thị xã) dan pedesaan (huyện), dan kemudian dibagi lagi menjadi kota (thị trấn) atau komune (xã). Sedangkan, 5 kota madya yang dikontrol oleh pemerintah pusat di bagi menjadi distrik (quận) dan kabupaten, dan kemudian, dibagi lagi menjadi kelurahan (phường).", "question_text": "berapakah jumlah provinsi di Vietnam?", "answers": [{"text": "59", "start_byte": 378, "limit_byte": 380}]} {"id": "4014929607249821677-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat terbang", "passage_text": "Pesawat terbang yang lebih berat dari udara ini diterbangkan pertama kali oleh Wright Bersaudara (Orville Wright dan Wilbur Wright) dengan menggunakan pesawat rancangan sendiri yang dinamakan Flyer yang diluncurkan pada tahun 1903 di sekitar Amerika Serikat. Selain Wright bersaudara, tercatat beberapa penemu pesawat lain yang menemukan pesawat terbang antara lain Samuel F Cody yang melakukan aksinya di lapangan Farnborough, Inggris tahun 1910. Sedangkan untuk pesawat yang lebih ringan dari udara sudah terbang jauh sebelumnya. Penerbangan pertama kalinya dengan menggunakan balon udara panas yang ditemukan seorang berkebangsaaan Perancis bernama Joseph Montgolfier dan Etiene Montgolfier terjadi pada tahun 1782, kemudian disempurnakan seorang Jerman yang bernama Ferdinand von Zeppelin dengan memodifikasi balon berbentuk cerutu yang digunakan untuk membawa penumpang dan barang pada tahun 1900. Pada tahun tahun berikutnya balon Zeppelin mengusai pengangkutan udara sampai musibah kapal Zeppelin pada perjalanan trans-Atlantik di New Jersey 1936 yang menandai berakhirnya era Zeppelin meskipun masih dipakai menjelang Perang Dunia II. Setelah zaman Wright, pesawat terbang banyak mengalami modifikasi baik dari rancang bangun, bentuk dan mesin pesawat untuk memenuhi kebutuhan transportasi udara.Pesawat komersial yang lebih besar dibuat pada tahun 1949 bernama Bristol Brabazon.Sampai sekarang pesawat penumpang terbesar di dunia di buat oleh airbus industrie dari eropa dengan pesawat A380.", "question_text": "Kapan pesawat pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1782", "start_byte": 713, "limit_byte": 717}]} {"id": "-1937368476808781752-0", "language": "indonesian", "document_title": "Plasma nutfah", "passage_text": "Plasma nutfah adalah substansi pembawa sifat keturunan yang dapat berupa organ utuh atau bagian dari tumbuhan atau hewan serta jasad renik. Plasma nutfah merupakan kekayaan alam yang sangat berharga bagi kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk mendukung pembangunan nasional.", "question_text": "Apa itu plasma nutfah?", "answers": [{"text": "substansi pembawa sifat keturunan yang dapat berupa organ utuh atau bagian dari tumbuhan atau hewan serta jasad renik", "start_byte": 21, "limit_byte": 138}]} {"id": "-2404697350015352966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Wijaya", "passage_text": "\njmpl|Arca Harihara, dewa gabungan Siwa dan Wisnu sebagai penggambaran Kertarajasa. Semula berlokasi di Candi Simping, Blitar, kini menjadi koleksi Museum Nasional Republik Indonesia.\nKertarajasa Jayawardhana atau disebut juga Raden Wijaya (lahir: ? - wafat: Majapahit, 1309) adalah pendiri Kerajaan Majapahit sekaligus raja pertama Majapahit yang memerintah pada tahun 1293-1309, bergelar Prabu Kertarajasa Jayawardana, atau lengkapnya Nararya Sanggramawijaya Sri Maharaja Kertarajasa Jayawardhana.", "question_text": "Siapakah raja pertama Majapahit?", "answers": [{"text": "Raden Wijaya", "start_byte": 227, "limit_byte": 239}]} {"id": "-8640544316829014782-0", "language": "indonesian", "document_title": "Madrasah aliyah", "passage_text": "\nMadrasah aliyah (disingkat MA) adalah jenjang pendidikan menengah pada pendidikan formal di Indonesia, setara dengan sekolah menengah atas, yang pengelolaannya dilakukan oleh Kementerian Agama. Pendidikan madrasah aliyah ditempuh dalam waktu 3 tahun, mulai dari kelas 10 sampai kelas 12.", "question_text": "Setingkat apakah Madrasah Aliyah?", "answers": [{"text": "sekolah menengah atas", "start_byte": 118, "limit_byte": 139}]} {"id": "-7246341809319517592-2", "language": "indonesian", "document_title": "John Locke", "passage_text": "John Locke dilahirkan pada tanggal 28 Agustus 1632 di Wrington, Somerset.[6][9] Keluarganya berasal dari kelas menengah dan ayahnya memiliki beberapa rumah dan tanah di sekitar Pensford, sebuah kota kecil di bagian selatan Bristol.[9] Selain bekerja sebagai pemilik tanah, ayah Locke bekerja juga sebagai pengacara dan melakukan tugas-tugas administratif di pemerintahan lokal.[6][9]", "question_text": "Kapan John Locke lahir?", "answers": [{"text": "28 Agustus 1632", "start_byte": 35, "limit_byte": 50}]} {"id": "-791443426348160992-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yasser Arafat", "passage_text": "Muhammad Yassir Abdul Rahman Abdul Rauf Arafat al-Qudwa (Arabic: محمد ياسر عبد الرحمن عبد الرؤوف عرفات القدوة‎‎; ), lebih dikenal sebagai Yasser Arafat (Arabic: ياسر عرفات‎, Yāsir `Arafāt) atau dengan kunyah Abu Ammar (Arabic: أبو عمار‎, 'Abū `Ammār) adalah seorang negarawan Palestina. Ia merupakan Ketua Organisasi Pembebasan Palestina (PLO), Presiden Otoritas Nasional Palestina (PNA), pemimpin partai politik dan mantan pasukan milisi Fatah, yang ia dirikan pada tahun 1959.[1] Arafat menghabiskan sebagian besar hidupnya menentang Israel atas nama hak penentuan nasib rakyat Palestina. Awalnya bersikap menentang keberadaan Israel, dia mengubah sikapnya pada tahun 1988 ketika menerima Resolusi 242 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa. Arafat dan gerakannya beroperasi dari beberapa negara Arab. Pada akhir 1960-an hingga awal 1970-an, Fatah berhadapan dengan Yordania dalam sebuah perang sipil. Diusir keluar dari Yordania dan terpaksa mengungsi ke Lebanon, Arafat dan Fatah merupakan target utama invasi militer Israel atas negara tersebut pada tahun 1978 dan 1982.", "question_text": "Darimana asal Yasser Arafat?", "answers": [{"text": "Palestina", "start_byte": 342, "limit_byte": 351}]} {"id": "8167343517317206060-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keraton Sumenep", "passage_text": "Keraton Sumenep sejatinya banyak jumlahnya, selain sebagai kediaman resmi adipati/raja yang berkuasa saat itu, karaton juga difungsikan sebagai tempat untuk mengatur segala urusan pemerintahan kerajaan. Saat ini Bangunan Karaton yang masih tersisa dan utuh adalah bangunan Karaton yang dibangun oleh Gusti Raden Ayu Tirtonegoro R. Rasmana dan Kanjeng Tumenggung Ario Tirtonegoro (Bindara Saod) beserta keturunannya yakni Panembahan Somala Asirudin Pakunataningrat dan Sri Sultan Abdurrahman Pakunataningrat I (Raden Ario Notonegoro). Sedangkan untuk bangunan karaton-karaton milik Adipati/Raja yang lainnya, seperti Karaton Pangeran Siding Puri di Parsanga, Karaton Tumenggung Kanduruan, Karaton Pangeran Lor dan Pangeran Wetan di Karangduak hanya tinggal sisa puing bangunannya saja yakni hanya berupa pintu gerbang dan umpak pondasi bangunan Keraton.", "question_text": "Mengapa Keraton Sumenep didirikan?", "answers": [{"text": "sebagai kediaman resmi adipati/raja yang berkuasa saat itu, karaton juga difungsikan sebagai tempat untuk mengatur segala urusan pemerintahan kerajaan", "start_byte": 51, "limit_byte": 201}]} {"id": "68855944610961895-0", "language": "indonesian", "document_title": "Usus halus", "passage_text": "\nUsus halus atau usus kecil adalah bagian dari saluran pencernaan yang terletak di antara lambung dan usus besar. Usus halus terdiri dari tiga bagian yaitu usus dua belas jari (duodenum), usus kosong (jejunum), dan usus penyerapan (ileum). Pada usus dua belas jari terdapat dua muara saluran yaitu dari pankreas dan kantung empedu.", "question_text": "Ada berapa bagian Usus halus?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "-9044278681066317347-3", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat", "passage_text": "Presiden Eisenhower mendirikan NASA pada tahun 1958 dengan tujuan untuk mementingkan kebutuhan masyarakat sipil dibandingkan dengan militer, dan digunakan sebagai program perdamaian dalam ilmu keluar-angkasaan. Undang-Undang Aeronautika dan Keluarangkasaan Nasional disahkan pada 29 Juli 1958, menggantikan organisasi sebelumnya, Komite Penasehat Aeronautika Nasional. Badan ini resmi beroperasi pada 1 Oktober 1958.", "question_text": "siapakah pendiri NASA ?", "answers": [{"text": "Presiden Eisenhower", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "-1386369551970620047-34", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Ibukota kemudian disepakati pindah ke Berlin lagi pada tahun 1994 (berdasarkan Akta Berlin/Bonn). Relokasi pemerintahan baru selesai pada tahun 1999.[24] Bonn sendiri mendapatkan status sebagai Bundesstadt (kota federal) karena menjadi tempat beberapa kementrian.[25] Sejak bersatu, Jerman menjadi lebih aktif dalam keanggotaannya di Uni Eropa dan NATO. Jerman mengirim pasukan perdamaian untuk menjaga stabilitas di Balkan dan mengirim pasukan tentara ke Afganistan sebagai usaha meredam pasukan Taliban.[26] Penurunan pasukan ini menjadi kontroversial karena menurut aturan domestik mereka, Jerman mengirim pasukan hanya untuk peran pertahanan.[27] Pada tahun 2005, Angela Merkel menjadi Kanselir Jerman wanita pertama dengan koalisi besar di pemerintahan.[23]", "question_text": "apakah nama ibu kota Jerman ?", "answers": [{"text": "Berlin", "start_byte": 38, "limit_byte": 44}]} {"id": "-5138990468640629726-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peter Markle", "passage_text": "Peter Markle () adalah seorang sutradara film, sutradara televisi dan penulis naskah asal Amerika Serikat. Ia menggarap episode-episode dari Everwood, CSI: Crime Scene Investigation, The X-Files, serta beberapa program lainnya.", "question_text": "siapakah sutradara CSI: Crime Scene Investigation?", "answers": [{"text": "Peter Markle", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-5217039937615440261-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Ada berapa surah dalam alquran ?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "-7796287698511051992-3", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kode area dunia", "passage_text": "303 - Argentina\n312 - Bolivia\n316 - Brasil\n324 - Chili\n327 - Kolombia\n337 - Ekuador\n340 - Kepulauan Falkland (Britania Raya)\n344 - Guyana Perancis (Perancis)\n350 - Guyana\n365 - Paraguay\n368 - Peru\n379 - Suriname\n385 - Uruguay\n388 - Venezuela", "question_text": "berapakah kode telepon Argentina?", "answers": [{"text": "303", "start_byte": 0, "limit_byte": 3}]} {"id": "-3656210133422780483-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jaringan Telepon Tetap Nirkabel", "passage_text": "Di Indonesia, operator-operator telekomunikasi menggunakan jaringan seluler CDMA sebagai pengganti kabel disebabkan mahalnya biaya investasi kabel telepon.", "question_text": "Apakah teknologi pengganti Telepon umum?", "answers": [{"text": "seluler CDMA", "start_byte": 68, "limit_byte": 80}]} {"id": "6580219387783354096-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Dari mana asal wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "-4462260711579859589-1", "language": "indonesian", "document_title": "Teddy Park", "passage_text": "Pada tahun 1998, Park memulai debutnya dalam grup musik hip hop 1TYM bersama dengan temannya Danny, Jinhwan, Baekyoung.[2] Bersama-sama, grup musik ini merekam lima album studio dengan Park sebagai penulis lagu dan produser utama mereka. Saat ini, 1TYM diakui sebagai salah satu grup paling berpengaruh dalam sejarah musik Korea. Setelah kariernya dengan 1TYM berakhir pada tahun 2005, Park menjadi produser in-house untuk YG Entertainment. Ia telah bekerja di sebagian besar diskografi 2NE1, sejumlah materi Big Bang, dan hits seperti \"Passion\" yang dipopulerkan oleh Seven dan \"D.I.S.C.O.\" dari Uhm Jung-hwa.[3][4] Saat ini, ia menjadi produser utama bagi materi grup vokal wanita Black Pink.", "question_text": "Pada umur berapakah Teddy Park mulai menjadi rapper ?", "answers": [{"text": "1998", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "8004902917446614150-6", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Sriwijaya", "passage_text": "Upaya selanjutnya adalah penegerian perguruan tinggi yang sudah ada tersebut. Dengan perjuangan gigih tokoh masyarakat Sumsel ketika itu, antara lain Kolonel Harun Sohar (Panglima selaku Ketua Paperda TT II/ Sriwijaya) dan H.A. Bastari (Gubernur), hambatan yang masih ada untuk berdirinya universitas negeri di Palembang dapat diatasi. Delegasi yang dikirim ke Jakarta bulan Desember 1959 menemui Menteri PPK (Mr. Moh Yamin) berhasil memperoleh jaminan kesediaan pemerintah untuk mengambil alih Perguruan Tinggi Sjakhjakirti menjadi suatu universitas negeri. Dengan Peraturan Pemerintah No. 42 Tahun 1960 tanggal 29 Oktober 1960 (Lembaran Negara Tahun 1960 No. 135) akhirnya berdirilah Universitas Sriwijaya yang peresmiannya dilakukan pada tanggal 3 November 1960 dalam upacara penandatanganan piagam pendirian oleh Presiden Soekarno dengan disaksikan oleh Menteri PPK (Mr. Priyono) dan beberapa Duta Besar negara sahabat. Sebagai Presiden Universitas yang pertama diangkat Drg. M. Isa yang diangkat dengan Keputusan Presiden No. 696/M tahun 1960 tanggal 29 Okober 1960.", "question_text": "Kapan universitas Sriwijaya berdiri ?", "answers": [{"text": "29 Oktober 1960", "start_byte": 613, "limit_byte": 628}]} {"id": "-1930526970363816378-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nahdlatul 'Ulama", "passage_text": "Nahdlatul 'Ulama (Kebangkitan 'Ulama atau Kebangkitan Cendekiawan Islam), disingkat NU, adalah sebuah organisasi Islam terbesar di Indonesia.[3] Organisasi ini berdiri pada 31 Januari 1926 dan bergerak di bidang keagamaan, pendidikan, sosial, dan ekonomi.", "question_text": "kapankah organisasi Nahdlatul Ulama Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "31 Januari 1926", "start_byte": 173, "limit_byte": 188}]} {"id": "5990545954331660648-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lois Lane (Smallville)", "passage_text": "Seri pengembangan oleh Gough dan Millar selalu membayangkan untuk membawa karakter Lois Lane ke dalam Smallville, tapi itu tidak di akhir musim ketiga bahwa tim kreatif memiliki hak alur cerita untuk membawa dia masuk. Erica Durance dipekerjakan untuk memerankanikon reporter wanita dari buku-buku komik.[1] Interpretasi pada Lois dirancang untuk mewujudkan sifat-sifat mirip dengan berbagai karakter wanita utama dalam film tersebut. Digambarkan sebagai \"independen\",[2] kritik telah menguntungkan membandingkan dengan versi Lois Lane lain di live-action dari pertunjukan karakter dalam keduanya antara film dan televisi.", "question_text": "Apakah watak yang dimainkan Lois Lane?", "answers": [{"text": "independen", "start_byte": 456, "limit_byte": 466}]} {"id": "-5895393021388171489-0", "language": "indonesian", "document_title": "Marko Miljanov", "passage_text": "Marko Miljanov Popović (Serbian Cyrillic: Марко Миљанов Поповић, pronounced[mâːrkɔ mǐʎanɔʋ pɔ̌pɔʋit͡ɕ]; 25 April 1833 – 2 Februari 1901) adalah seorang kepala suku Brda, jenderal Montenegro, dan penulis. Ia mulai bertugas di masa pemerintahan Danilo I, Pangeran sekuler Montenegro pertama di era modern, dan memimpin perlawanan bersenjata suku Kuči melawan Kesultanan Utsmaniyah dalam perang 1861-62 dan 1876-78, yang mengangkat namanya sebagai seorang pemimpin militer yang baik. Ia berhasil menyatukan sukunya dengan Montenegro pada tahun 1874. Di kemudian hari terjadi keretakan antara Miljanov dan Pangeran Nikola I. Ia juga merupakan seorang penulis berbakat yang medapatkan reputasi atas berbagai deskripsinya mengenai masyarakat Montenegro. Cucunya Olgivanna Lloyd Wright pernah memimpin yayasan dan fellowship Frank Lloyd Wright yang ternama di Amerika Serikat.", "question_text": "Kapan Marko Miljanov Popović lahir ?", "answers": [{"text": "25 April 1833", "start_byte": 137, "limit_byte": 150}]} {"id": "137624784585716511-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Medang", "passage_text": "Prasasti Mantyasih tahun 907 atas nama Dyah Balitung menyebutkan dengan jelas bahwa raja pertama Kerajaan Medang (Rahyang ta rumuhun ri Medang ri Poh Pitu) adalah Rakai Mataram Sang Ratu Sanjaya.[1].[2]", "question_text": "Siapakah raja pertama Kerajaan Medang?", "answers": [{"text": "Rakai Mataram Sang Ratu Sanjaya", "start_byte": 163, "limit_byte": 194}]} {"id": "5303654105473734376-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sisilia", "passage_text": "\n\nSisilia (bahasa Italia: Sicilia) adalah sebuah daerah otonomi Italia dan pulau terbesar di Laut Tengah, dengan wilayah seluas 25.703 km² dan penduduk 4.968.991 jiwa.", "question_text": "dimanakah letak Sisilia ?", "answers": [{"text": "Italia", "start_byte": 64, "limit_byte": 70}]} {"id": "4562165925964335300-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kampar", "passage_text": "Di samping julukan Bumi Sarimadu, Kabupaten Kampar yang beribukota di Bangkinang ini juga dikenal dengan julukan Serambi Mekkah di Provinsi Riau. Kabupaten ini memiliki luas 10.928,20km² atau 12,26% dari luas Provinsi Riau dan berpenduduk ±688.204 jiwa (SP2010).", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Kampar?", "answers": [{"text": "10.928,20km²", "start_byte": 174, "limit_byte": 187}]} {"id": "7257536368757929143-1", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke-43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, seperti Animax dan stasiun televisi lainnya, pada 3 Oktober 2002 sampai sekarang. Seri pertama terdiri atas 9 musim dan berlangsung 220 episode. Musim pertama dari seri kedua mulai ditayangkan pada tanggal 15 Februari 2007. Di Indonesia sendiri, anime Naruto pernah ditayangkan oleh stasiun televisi Trans TV, yang kemudian ditayangkan lebih lanjut oleh GTV dan sempat ditayangkan di Indosiar untuk musim keempat dan kelima sampai Naruto Shippuden musim kelima. Selain serial anime, Studio Pierrot telah mengembangkan delapan film untuk seri dan beberapa original video animation (OVA). Jenis barang dagangan termasuk novel ringan, permainan video dan koleksi kartu yang dikembangkan oleh beberapa perusahaan.", "question_text": "Kapan manga Naruto dirilis?", "answers": [{"text": "1999", "start_byte": 73, "limit_byte": 77}]} {"id": "350912106272553651-12", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "Pada bulan Januari 1991, Kevin James LaBrie, dari band glam metal Winter Rose, terbang dari Kanada ke New York untuk ikut audisi. James LaBrie melakukan audisi tiga lagu dengan band, dan segera dikontrak untuk mengisi posisi vokalis. Setelah direkrut, LaBrie memutuskan untuk menghilangkan nama depannya untuk menghindari kebingungan dengan Kevin lainnya di band, (Kevin Moore). Selama beberapa bulan, band ini kembali ke mengadakan konser (masih kebanyakan sekitar New York). Derek Shulman dari Atco Records (sekarang EastWest), sebuah divisi dari Elektra Records, menawarkan kontrak untuk tujuh album berdasarkan tiga lagu demo (yang kemudian dibuat sebagai \"The Atco Demo\" melalui fan club Dream Theater).", "question_text": "siapakah vokalis Dream Theater?", "answers": [{"text": "James LaBrie", "start_byte": 130, "limit_byte": 142}]} {"id": "-452883510015443693-6", "language": "indonesian", "document_title": "Danau-Danau Besar (Amerika)", "passage_text": "\nDanau ini memiliki volume air terbesar ketiga dan area terbesar kedua (seluas 23.000 mil² atau 59.600 km²). Setelah Danau Victoria di Afrika, maka Danau Huron menduduki urutan ketiga terbesar di dunia.", "question_text": "Berapa luas Danau Huron?", "answers": [{"text": "23.000 mil²", "start_byte": 79, "limit_byte": 91}]} {"id": "-6277666036111695770-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Ōnin", "passage_text": "Shogun Yoshimasa yang belum dikaruniai putra pewaris menunjuk adik kandung bernama Yoshimi untuk diangkat sebagai shogun. Namun tahun berikutnya, Hino Tomiko, istri Yoshimasa melahirkan seorang putra yang diberi nama Yoshihisa. Perang dimulai akibat persaingan dua kelompok bersenjata, faksi Yamana pimpinan shugo daimyō Yamana Sōzen (Yamana Mochitoyo) yang mendukung Yoshihisa, dan faksi Hosokawa pimpinan Kanrei Keshogunan Muromachi Hosokawa Katsumoto yang mendukung Yoshimi. Kedua belah pihak ingin calonnya diangkat sebagai shogun hingga kota Kyoto dijadikan medan pertempuran. Peperangan meluas ke berbagai daerah (kecuali Kyushu dan beberapa tempat lain). Kematian Yamana Sōzen dan Hosokawa Katsumoto pada tahun 1473 tidak berhasil menghentikan perang.", "question_text": "Mengapa Perang Ōnin terjadi?", "answers": [{"text": "persaingan dua kelompok bersenjata, faksi Yamana pimpinan shugo daimyō Yamana Sōzen (Yamana Mochitoyo) yang mendukung Yoshihisa, dan faksi Hosokawa pimpinan Kanrei Keshogunan Muromachi Hosokawa Katsumoto yang mendukung Yoshimi", "start_byte": 250, "limit_byte": 478}]} {"id": "2056825747584463400-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Ryukyu", "passage_text": "Kepulauan Ryukyu, dalam bahasa Jepang disebut Kepulauan Nansei/Barat Daya(南西諸島,Nansei-shotō), adalah kepulauan yang terletak di Samudra Pasifik di sebelah timur Laut Tiongkok Timur. Kepulauan ini terbentang dari pulau Kyūshū hingga Taiwan. Kepulauan ini secara administratif terbagi menjadi Kepulauan Satsunan di utara, masuk kedalam Prefektur Kagoshima, dan Ryukyu Shotō di selatan, masuk kedalam Prefektur Okinawa, Jepang. Pulau terbesar di kepulauan ini adalah Pulau Okinawa.", "question_text": "Dimana letak Kepulauan Ryukyu?", "answers": [{"text": "Samudra Pasifik", "start_byte": 137, "limit_byte": 152}]} {"id": "-7625878347512368151-0", "language": "indonesian", "document_title": "Santo", "passage_text": "\n\n\nDalam agama Kristen, istilah Santo (bagi wanita: Santa) diberikan kepada seseorang yang telah terbukti menjalani hidup dengan kebajikan yang heroik, atau disebut juga suci (kudus). Istilah ini bisa digunakan kepada orang hidup, dan mati, dan diterima dalam dunia agama. Santo dianggap masyarakat sebagai contoh kepada komunitas bagaimana kita selayaknya berbuat sesuatu, dan kisah hidupnya biasanya dicatat sebagai contoh untuk generasi selanjutnya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan santo gereja ?", "answers": [{"text": "seseorang yang telah terbukti menjalani hidup dengan kebajikan yang heroik, atau disebut juga suci", "start_byte": 76, "limit_byte": 174}]} {"id": "-7906935310312388031-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dony Ahmad Munir", "passage_text": "Dony Ahmad Munir,S.T. (Sumedang, 5 Desember 1973) merupakan Bupati Sumedang periode 2018-2023. Ia merupakan politisi PPP yang pernah menjadi anggota DPRD Kabupaten Sumedang, DPRD Provinsi Jawa Barat hingga DPR RI dari tahun 1997 hingga 2018.[1] Pada Pilkada 2018, ia mencalonkan diri sebagai Bupati Sumedang bersama Erwan Setiawan dan menang.[1]", "question_text": "Kapan H. Dony Ahmad Munir lahir?", "answers": [{"text": "5 Desember 1973", "start_byte": 33, "limit_byte": 48}]} {"id": "-91103383301941504-0", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Digital", "passage_text": "\nRevolusi Digital adalah perubahan dari teknologi mekanik dan elektronik analog ke teknologi digital yang telah terjadi sejak tahun 1980 dan berlanjut sampai hari ini. Revolusi itu pada awalnya mungkin dipicu oleh sebuah generasi remaja yang lahir pada tahun 80-an. Analog dengan revolusi pertanian, revolusi Industri, revolusi digital menandai awal era Informasi.\n[1]", "question_text": "Kapan teknologi digital mulai berkembang?", "answers": [{"text": "1980", "start_byte": 132, "limit_byte": 136}]} {"id": "3590246519215347380-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Serbia", "passage_text": "Dinar Serbia (simbol: Y; kode ISO 4217: RSD) adalah mata uang resmi negara Serbia yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 para. Simbol yang paling umum digunakan untuk dinar adalah Y. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 2003.", "question_text": "apakah nama mata uang dari Serbia ?", "answers": [{"text": "Dinar Serbia", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "7097625701249517597-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalianda, Lampung Selatan", "passage_text": "\nKota Kalianda adalah sebuah kota kecamatanKabupaten Lampung Selatan, Lampung, Indonesia\nyang terletak di kaki Gunung Rajabasa, kota kecil yang bersahaja. Kota ini juga terletak di tepi pantai di sepanjang Teluk Lampung.", "question_text": "dimanakah letak Kalianda?", "answers": [{"text": "Kabupaten Lampung Selatan, Lampung, Indonesia", "start_byte": 43, "limit_byte": 88}]} {"id": "8361645436120068056-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB, English: United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerjasama internasional. Badan ini merupakan pengganti Liga Bangsa-Bangsa dan didirikan setelah Perang Dunia II untuk mencegah terjadinya konflik serupa. Pada saat didirikan, PBB memiliki 51 negara anggota; saat ini terdapat 193 anggota. Selain negara anggota, beberapa organisasi internasional, dan organisasi antar-negara mendapat tempat sebagai pengamat permanen yang mempunyai kantor di Markas Besar PBB, dan ada juga yang hanya berstatus sebagai pengamat.[3] Palestina dan Vatikan adalah negara bukan anggota (non-member states) dan termasuk pengamat permanen (Tahta Suci mempunyai wakil permanen di PBB, sedangkan Palestina mempunyai kantor permanen di PBB)[4]", "question_text": "Kapan PBB dibentuk ?", "answers": [{"text": "24 Oktober 1945", "start_byte": 132, "limit_byte": 147}]} {"id": "-7001141730864474757-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lagu kebangsaan Iran", "passage_text": "Lagu kebangsaan Republik Islam Iran ditulis oleh Sa'ed Bagheri dan musiknya dikarang oleh Hassan Riyahi. Lagu ini diadopsi pada tahun 1990.", "question_text": "Siapa penulis lagu kebangsaan Iran?", "answers": [{"text": "Sa'ed Bagheri", "start_byte": 49, "limit_byte": 62}]} {"id": "8825309815031970746-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter BoBoiBoy", "passage_text": "\n\nBoBoiBoy disuarakan oleh Nur Fathiah Diaz. BoBoiBoy adalah protagonis dan karakter utama dalam seri ini. Diceritakan, dia berasal dari Kuala Lumpur dan mendapat kekuatan dari Ochobot. Dia memiliki 7 kekuatan elemen, yaitu Petir, Angin, Tanah, Api, Air, Daun dan Cahaya. Masing-masing elemen telahpun naik ke tingkat kedua yaitu Halilintar, Topan, Gempa, Blaze dan Es. Kekuatannya yang terbesar adalah membagi dirinya menjadi tiga, lima atau tujuh di mana setiap klon BoBoiBoy dapat mengontrol setiap elemen masing-masing. Dia mempunyai kelemahan dalam musim pertama, yaitu pelupa dan takut dengan suara balon pecah. Suara balon pecah yang terus-menerus ini yang telah menyebabkan BoBoiBoy Petir naik ke tingkat kedua menjadi BoBoiBoy Halilintar. BoBoiBoy Angin berubah pertama kali menjadi BoBoiBoy Topan karena memakan biskuit Yaya yang telah diracuni ramuan pengubah emosi Adu Du (Cairan Emosi X). BoBoiBoy Tanah berubah menjadi BoBoiBoy Gempa karena marah melihat teman-temannya disiksa oleh Adu Du. Dalam musim ketiga, BoBoiBoy Api bangkit karena BoBoiBoy ingin menghilangkan tekanan yang dialaminya di siang hari membuatkan BoBoiBoy Api hanya muncul di malam hari di mana BoBoiBoy hendak menghilangkan tekanan di malam hari, namun karena kecerobohannya memainkan api menyebabkan beberapa tempat di Pulau Rintis terbakar. Antara teman-temannya adalah Gopal, Yaya, Ying, Fang, Iwan, Amar Deep, Stanley, Amy, Suzy, Siti, Nana, Melissa dan Melody. Antara penggemar BoBoiBoy yang lain adalah Ali Kassim bin Abu Kassim (10 tahun), Aramugam, Incik Abu Kassim bin Ahmad Kassim (ayah Ali Kassim dan 55 tahun), Ah Chong, Shadow Hunter 98, Ibu Prihatin dan Probe. Antara kekuatan BoBoiBoy utama adalah Keris Petir, Pusaran Angin dan Tanah Tinggi.", "question_text": "siapakah nama karakter utama BoBoiBoy?", "answers": [{"text": "BoBoiBoy", "start_byte": 45, "limit_byte": 53}]} {"id": "1627712930579606254-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "Siapa nama presiden pertama Indonesia ?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "4973800663597266717-0", "language": "indonesian", "document_title": "Velvet Revolver", "passage_text": "Velvet Revolver adalah sebuah band rock asal California yang berdiri pada tahun 2002. Disebut-sebut sebagai Guns N' Roses kedua, karena komposisi anggotanya terdiri dari 3 orang mantan anggota band yang paling bersinar di era awal tahun 80'an Guns N' Roses, mereka adalah Slash (lead guitar), Duff McKagan (bassis), Matt Sorum (drum) dan dengan 2 tambahan mantan personel band lainnya Scott Weiland sebagai vocalist (eks Stone Temple Pilots) dan mantan guitarist Wasted Youth, Dave Kushner.\nMereka sudah mengeluarkan 2 album yaitu Contraband dan Libertad.\nAwalnya mereka ingin merekrut Izzy Stradlin yang notabene adalah mantan Rhythm Gitaris Guns N' Roses tetapi Izzy Stradlin dianggap tidak cocok, karena ia trauma dengan sang vokalis band ini.", "question_text": "Kapan Velvet Revolver hard rock didirikan?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 80, "limit_byte": 84}]} {"id": "-6165292385457749817-34", "language": "indonesian", "document_title": "Kadmium", "passage_text": "Bentuk paparan kerja paling berbahaya terhadap kadmium adalah menghirup debu halus dan asap, atau menelan senyawa kadmium yang sangat mudah larut.[1] Menghirup asap yang mengandung kadmium dapat mengakibatkan demam asam logam pada awalnya, namun mungkin berlanjut ke penyakit pneumonitis kimia, edema paru-paru, dan kematian.[54]", "question_text": "Apa nama unsur kimia paling berbahaya bagi tubuh manusia ?", "answers": [{"text": "kadmium", "start_byte": 47, "limit_byte": 54}]} {"id": "-8533768113817805500-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alelopati", "passage_text": "Alelopati berasal dari bahasa Yunani, allelon yang berarti \"satu sama lain\" dan pathos yang berarti \"menderita\".[1] Alelopati didefinisikan sebagai suatu fenomena alam dimana suatu organisme memproduksi dan mengeluarkan suatu senyawa biomolekul (disebut alelokimia) ke lingkungan dan senyawa tersebut memengaruhi perkembangan dan pertumbuhan organisme lain di sekitarnya.[1] Sebagian alelopati terjadi pada tumbuhan dan dapat mengakibatkan tumbuhan di sekitar penghasil alelopati tidak dapat tumbuh atau mati, contoh tanaman alelopati adalah Ekaliptus (Eucalyptus spp.).[1][2] Hal ini dilakukan untuk memenangkan kompetisi nutrisi dengan tanaman lain yang berbeda jenis/spesies.[1] Oleh karen itu, alelopati dapat diaplikasikan sebagai pembasmi gulma sehingga mengurangi penggunaan herbisida sintetik yang berbahaya bagi lingkungan.[3] Contoh alelopati di dalam ekosistem perairan adalah beberapa dinoflagelata dapat menghasilkan senyawa alelokimia yang merugikan fitoplankton, ikan, dan binatang laut lainnya.[1]", "question_text": "Apakah definisi Alelopati?", "answers": [{"text": "suatu fenomena alam dimana suatu organisme memproduksi dan mengeluarkan suatu senyawa biomolekul (disebut alelokimia) ke lingkungan dan senyawa tersebut memengaruhi perkembangan dan pertumbuhan organisme lain di sekitarnya", "start_byte": 148, "limit_byte": 370}]} {"id": "2405355426050886448-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerusuhan Poso", "passage_text": "Kerusuhan Poso (English: Poso riots) atau konflik komunal Poso (English: Poso communal conflict), adalah sebutan bagi serangkaian kerusuhan yang terjadi di Poso, Sulawesi Tengah, Indonesia. Peristiwa ini melibatkan kelompok Muslim dan Kristen. Kerusuhan ini umumnya terbagi menjadi beberapa fase. Fase pertama berlangsung pada bulan Desember 1998, kemudian berlanjut pada bulan April 2000, dan yang terbesar terjadi pada bulan Mei hingga Juni 2000.", "question_text": "Kapan Kerusuhan Poso terjadi?", "answers": [{"text": "Desember 1998, kemudian berlanjut pada bulan April 2000, dan yang terbesar terjadi pada bulan Mei hingga Juni 2000", "start_byte": 333, "limit_byte": 447}]} {"id": "-206648133564144533-23", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Pada 18 Juni 618, Li Yuan naik tahta dan memulai era Dinasti Tang yang menggantikan Dinasti Sui. Zaman ini merupakan masa kemakmuran dan perkembangan seni dan teknologi Tiongkok. Agama Buddha menjadi agama utama yang dianut oleh keluarga kerajaan serta rakyat kebanyakan. Sejak sekitar tahun 860, Dinasti Tang mulai mengalami kemunduran karena munculnya pemberontakan-pemberontakan.", "question_text": "Kapankah Dinasti Tang berdiri ?", "answers": [{"text": "18 Juni 618", "start_byte": 5, "limit_byte": 16}]} {"id": "-4075479925591322132-1", "language": "indonesian", "document_title": "Siklon Cempaka", "passage_text": "\nSiklon Cempaka berdampak terhadap 21 Kabupaten/Kota di Pulau Jawa dan Bali, khususnya yang berada di pesisir selatan, seperti Kabupaten Kulon Progo, Bantul, Gunung Kidul dan Pacitan. Dampak yang ditimbulkan Siklon Cempaka berupa puting beliung, gelombang besar laut, hujan sangat lebat, tanah longsor, sungai meluap, banjir, dan banjir bandang yang menyebabkan terjadi puluhan korban jiwa dan harta, ribuan jiwa terdampak atau mengungsi juga terputusnya jalur transportasi darat.[3] Siklon ini bersamaan dengan meletusnya gunung Agung di Bali, sehingga turut mempengaruhi perubahan sebaran abu gunung Agung.[4] Pada 29 November, Siklon tropis Cempaka kemudian melemah menjadi Depresi tropis (eks-Cempaka) yang bergerak ke arah barat daya menjauhi perairan Indonesia, namun segera di ikuti datangnya siklon baru di selatan Pulau Sumatera dan Jawa yang diberi nama Siklon Dahlia.", "question_text": "Tanggal berapa Siklon Tropis Cempaka terjadi?", "answers": [{"text": "29", "start_byte": 617, "limit_byte": 619}]} {"id": "2688531000907519862-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sun Li-jen", "passage_text": "Sun Li-jen lahir di Jinnu, Lujiang, Chaohu, Anhui, dengan leluhur di County Shucheng. Dalam Gerakan 4 Mei, ia menjadi bagian dari Pengawas dalam unjuk rasa di Lapangan Tiananmen. Pada tahun yang sama (1919) ia menikah dengan Gong Xitao (龔夕濤) dan pada tahun 1920 diterima di Universitas Tsinghua jurusan teknik sipil. Sun menjadi bintang basket di Tsinghua. Ia memimpin tim Tiongkok meraih medali emas dalam Far Eastern Championship Games tahun 1921.[2]", "question_text": "Dimana Sun Li-jen lahir?", "answers": [{"text": "Jinnu, Lujiang, Chaohu, Anhui", "start_byte": 20, "limit_byte": 49}]} {"id": "-3566165981436335651-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Hunger Games (novel)", "passage_text": "The Hunger Games pertama kali diterbitkan dalam bentuk sampul keras pada tanggal 14 September 2008 oleh Scholastic, dengan gambar sampul dirancang oleh Tim O'Brien. Sejak saat itu, novel ini juga telah dirilis dalam format buku audio dan buku elektronik. Dengan cetakan awal sebanyak 200.000 eksemplar, novel ini telah terjual 800.000 eksemplar pada bulan Februari 2010. Sejak perilisannya, The Hunger Games telah diterjemahkan ke dalam 26 bahasa, dan hak penerbitannya terjual di 38 negara, termasuk Indonesia, yang diterbitkan oleh Gramedia pada bulan Oktober 2009. The Hunger Games adalah novel pertama dalam trilogi The Hunger Games, yang diikuti oleh Catching Fire (2009) dan Mockingjay (2010). Sebuah adaptasi film yang disutradarai oleh Gary Ross dan diproduseri oleh Collins dirilis pada tahun 2012.", "question_text": "kapankah The Hunger Games pertama kali dirilis?", "answers": [{"text": "14 September 2008", "start_byte": 81, "limit_byte": 98}]} {"id": "-3075394954655332466-17", "language": "indonesian", "document_title": "Protein", "passage_text": "Akibat kekurangan protein\nProtein sendiri mempunyai banyak sekali fungsi di tubuh kita. Pada dasarnya protein menunjang keberadaan setiap sel tubuh, proses kekebalan tubuh. Setiap orang dewasa harus sedikitnya mengonsumsi 1 g protein per kg berat tubuhnya. Kebutuhan akan protein bertambah pada perempuan yang mengandung dan atlet-atlet.", "question_text": "Apakah fungsi utama protein untuk tubuh manusia ?", "answers": [{"text": "menunjang keberadaan setiap sel tubuh", "start_byte": 110, "limit_byte": 147}]} {"id": "5334545052822071703-39", "language": "indonesian", "document_title": "Mars", "passage_text": "Di antara semua planet di Tata Surya, Mars adalah planet yang musimnya paling mirip dengan Bumi. Hal ini diakibatkan oleh miripnya kemiringan sumbu kedua planet. Panjang musim di Mars itu sekitar dua kalinya Bumi karena jarak Mars yang lebih jauh dari Matahari, sehingga tahun di Mars lebih panjang (dua kalinya Bumi). Suhu permukaan Mars berkisar antara -87°C pada musim dingin di kutub hingga -5°C pada musim panas.[31] Luasnya rentang suhu ini diakibatkan oleh ketidakmampuan atmosfer yang tipis untuk menyimpan panas Matahari, tekanan atmosfer yang rendah, dan inersia termal tanah Mars yang rendah.[99]", "question_text": "Berapa suhu terendah di planet mars ?", "answers": [{"text": "-87°C", "start_byte": 355, "limit_byte": 361}]} {"id": "-4042893175198581233-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto lahir di Katsuta,Prefektur Okayama,Jepang pada tanggal 8 November 1974.Kishimoto mulai mengembangkan bakat menggambarnya sejak duduk di bangku SD.Kishimoto lahir sebagai anak kembar. Kishimoto menyebut pembuat serial manga terkenal Dr.Slump dan Dragon Ball,Akira Toriyama,sangat mempengaruhi dirinya.Kishimoto juga mengaku serial manga dan anime berjudul Akira karya Katsuhiro Otomo turut memberi pengaruh atas karya-karyanya. Ketika belum sekolah ia sangat senang menonton Doraemon. Teman-teman seusianya suka menggambar karakter serial itu dan ia sering mengatakan kesalahan gambar temannya dan menunjukkan bagaimana karakter itu seharusnya digambar. Hobinya menggambar semakin menjad-jadi. Buku catatan sekolahnya dipenuhi dengan gambar karyanya. Saking sukanya menggambar sampai-sampai saat bersembuyi saat bermain petak umpet pun dia menggambar. Doraemon sebagai anime favoritnya berakhir ketika menonton serial Mobile Suit Gundam. Mulailah ia menggambar karakter robot dari serial itu. Setelah itu ia menggemari Dr.Slump karya Akira Toriyama. Ia menggambar karakter Dr.Slump dan mengikutkan gambar krayon dari tokoh Arale-chan dalam sebuah kontes. Kishimoto juga menyukai serial manga Shonen Jump berjudul Kinnikuman. Dia dan saudaranya sering mencoba membuat karakter jagoan mereka sendiri. Kishimoto menamakan jagoannya Wasabiman atau Mustardman yang diambilnya dari nama bumbu masak. Setelah Dr.Slump,satu lagi karya Akira Toriyama yaitu serial anime Dragon Ball menjadi idola Kishimoto. Ia sangat terobsesi pada Akira Toriyama. Saat itu ia mulai berpikir menjadi seorang mangaka menyenangkan dan bercita-cita menjadi seorang mangaka terkenal seperti Akira Toriyama. Diapun mulai membuat manga berjudul Hiatari-kun,sebuah cerita berkisar tentang ninja remaja yang bisa dikatakan sebagai ide awal Naruto. Saat sekolah dasar ia tidak mendapat uang jajan untuk membeli majalah Shonen Jump yang harganya 190 Yen saat itu,tapi ada teman yang mau memimjamkannya. Di bagian info game majalah Shonen Jump ia pertama melihat sebuah gambar yang mirip goresan Akira Toriyama. Game berjudul Dragon Quest memang didesain oleh mangaka idolanya itu. Sayangnya Kishimoto tidak memiliki game Famicom sendiri. Orangtua Kishimoto tidak mau membelikan dia dan adiknya,sehingga mereka berusaha meminjam pada teman mereka. Kemudian ayah mereka akhirnya membelikan Famicom dan software Dragon Quest yang pertama ia miliki. Sang ayah yang awalnya anti video game akhirnya ikut bermain.", "question_text": "apakah manga pertama yang dibuat oleh Masashi Kishimoto?", "answers": [{"text": "Hiatari-kun", "start_byte": 1730, "limit_byte": 1741}]} {"id": "4154964172430309724-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pala", "passage_text": "Pala (Myristica fragrans) merupakan tumbuhan berupa pohon yang berasal dari kepulauan Banda, Maluku. Akibat nilainya yang tinggi sebagai rempah-rempah, buah dan biji pala telah menjadi komoditi perdagangan yang penting sejak masa Romawi. Pala disebut-sebut dalam ensiklopedia karya Plinius \"Si Tua\". Semenjak zaman eksplorasi Eropa pala tersebar luas di daerah tropika lain seperti Mauritius dan Karibia (Grenada). Istilah pala juga dipakai untuk biji pala yang diperdagangkan.", "question_text": "Apakah manfaat utama buah pala ?", "answers": [{"text": "rempah-rempah", "start_byte": 137, "limit_byte": 150}]} {"id": "3253384217891296793-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gulma", "passage_text": "Gulma adalah tumbuhan yang kehadirannya tidak diinginkan pada lahan pertanian karena menurunkan hasil yang bisa dicapai oleh tanaman produksi.", "question_text": "Apa itu gulma ?", "answers": [{"text": "tumbuhan yang kehadirannya tidak diinginkan pada lahan pertanian karena menurunkan hasil yang bisa dicapai oleh tanaman produksi", "start_byte": 13, "limit_byte": 141}]} {"id": "4838143301844011002-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fasisme", "passage_text": "\n\nFasisme adalah ideologi yang berdasarkan prinsip kepemimpinan dengan otoritas yang absolut dimana perintah pemimpin dan kepatuhan berlaku tanpa pengecualian. Dan menjadi sangat penting dalam ideologi fasis, karena ideologi ini selalu membayangkan adanya musuh, sehingga pemimpin dan militer harus kuat menjaga negara.[1] Gerakan ini memiliki satu tujuan: menghancurkan musuh, dimana musuh dikonstruksikan dalam kerangka konspirasi atau ideologi lain.[1] Dalam pola pikir fasis, musuh berada di mana-mana baik di medan perang maupun dalam bangsa sendiri sebagai elemen yang tidak sesuai dengan ideologi fasis.[1]\nDalam ideologi fasis, akibatnya adalah individualitas manusia hilang, dan pengikut menjadi massa yang seragam dimana individu hanya menjadi alat untuk mencapai tujuan gerakan fasis tersebut.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan fasisme?", "answers": [{"text": "ideologi yang berdasarkan prinsip kepemimpinan dengan otoritas yang absolut dimana perintah pemimpin dan kepatuhan berlaku tanpa pengecualian", "start_byte": 17, "limit_byte": 158}]} {"id": "6997529114127133180-7", "language": "indonesian", "document_title": "Fullmetal Alchemist", "passage_text": "Edward ElricEdward Elric adalah tokoh utama cerita ini. Ia adalah seorang yang tempramental dan mudah terpancing emosi. Badannya yang pendek membuat ia dijuluki \"pendek\" oleh setiap orang yang melihatnya (dan dia selalu marah karena itu). Kadang-kadang, orang salah kira, apakah Al kakaknya atau adiknya, karena Al jauh lebih tinggi daripada dia. Meski begitu, ia sangat menyayangi adiknya, Al karena merupakan keluarganya satu-satunya. Ed sangat benci pada ayahnya karena menurutnya ayahnya adalah penyebab ibunya meninggal. Apalagi karena ayahnya selalu cuek dan tidak peduli. Ed merupakan salah satu dari korban transmutasi, kaki kiri dan tangan kanannya diambil demi dikembalikannya nyawa Al.", "question_text": "Siapakah karakter utama dalam Fullmetal Alchemist?", "answers": [{"text": "Edward Elric", "start_byte": 12, "limit_byte": 24}]} {"id": "666047834147153128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi", "passage_text": "\nTeknologi (Inggris: technology) adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan teknologi ?", "answers": [{"text": "keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia", "start_byte": 40, "limit_byte": 153}]} {"id": "7375980713713625618-0", "language": "indonesian", "document_title": "Luwuk, Banggai", "passage_text": "\nLuwuk adalah sebuah kecamatan sekaligus pusat pemerintahan Kabupaten Banggai, Provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Luwuk berjarak 610 kilometer dari Kota Palu, ibu kota provinsi Sulawesi Tengah. Setelah pemekaran kecamatan Luwuk Utara, Luwuk Timur, dan Luwuk Selatan, kecamatan Luwuk memiliki wilayah seluas 72,82 km² dengan kondisi geografi berbatasan dengan laut dan dikelilingi perbukitan dengan ketinggian mencapai 170 mdpl. Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Banggai tahun 2016, kota ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 37.719 jiwa. Luwuk digadang-gadang akan menjadi ibu kota provinsi Sulawesi Timur apabila moratorium pemekaran daerah dicabut dan usulan pemekaran dari provinsi Sulawesi Tengah tersebut disetujui oleh Pemerintah Pusat.", "question_text": "berapakah luas kota Luwuk?", "answers": [{"text": "72,82 km²", "start_byte": 309, "limit_byte": 319}]} {"id": "-1537361818577257093-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah agama Buddha", "passage_text": "\nSejarah agama Buddha mulai dari abad ke-2 M sampai sekarang dari lahirnya sang Buddha Siddharta Gautama. Dengan ini, ini adalah salah satu agama tertua yang masih dianut di dunia. Selama masa ini, agama ini sementara berkembang, unsur kebudayaan India, ditambah dengan unsur-unsur kebudayaan Helenistik (Yunani), Asia Tengah, Asia Timur dan Asia Tenggara. Dalam proses perkembangannya ini, agama ini praktis telah menyentuh hampir seluruh benua Asia. Sejarah agama Buddha juga ditandai dengan perkembangan banyak aliran dan mazhab, serta perpecahan-perpecahan. Yang utama di antaranya adalah aliran tradisi Theravada , Mahayana, dan Vajrayana (Bajrayana), yang sejarahnya ditandai dengan masa pasang dan surut.", "question_text": "kapankah agama Buddha diturunkan di bumi?", "answers": [{"text": "abad ke-2 M", "start_byte": 33, "limit_byte": 44}]} {"id": "7513289339049982760-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan komputer?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "2402809559407356739-1", "language": "indonesian", "document_title": "Avril Lavigne", "passage_text": "Album studio debutnya, Let Go (2002), menekankan pribadi seorang skate punk yang mana dia sering disebut oleh para kritikus dan publikasi musik sebagai \"Pop Punk Queen\", atas pencapaian dan pengaruhnya di industri musik.[1][2][3][4][5] Lavigne dianggap sebagai musisi yang mengembangkan musik pop punk, sejak dia membuka jalan bagi musik pop perempuan yang dipengaruhi oleh punk.[6][7][8][9][10][11][12] Sejak debut profesionalnya, Lavigne telah menjual lebih dari 40juta album dan lebih dari 50juta single diseluruh dunia, menjadikannya sebagai artis Kanada perempuan ketiga terlaris sepanjang masa, dibelakang Celine Dion dan Shania Twain.[13][14][15][16][17][18]", "question_text": "Apakah album pertama Avril Lavigne ?", "answers": [{"text": "Let Go", "start_byte": 23, "limit_byte": 29}]} {"id": "-484788529525788285-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bilangan riil", "passage_text": "\nBilangan riil atau bilangan real dalam matematika menyatakan bilangan yang bisa dituliskan dalam bentuk desimal, seperti 2,4871773339… atau 3,25678. Bilangan real meliputi bilangan rasional, seperti 42 dan −23/129, dan bilangan irasional, seperti π dan \n\n\n\n\n\n2\n\n\n\n\n{\\displaystyle {\\sqrt {2}}}\n\n. Bilangan riil juga dapat dilambangkan sebagai salah satu titik dalam garis bilangan.[1]", "question_text": "apakah bilangan riil?", "answers": [{"text": "bilangan yang bisa dituliskan dalam bentuk desimal", "start_byte": 62, "limit_byte": 112}]} {"id": "7964343502559063212-18", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad pertama kali diangkat menjadi rasul pada malam hari tanggal 17 Ramadhan/ 6 Agustus 611 M, diriwayatkan Malaikat Jibril datang dan membacakan surah pertama dari Quran yang disampaikan kepada Muhammad, yaitu surah Al-Alaq. Muhammad diperintahkan untuk membaca ayat yang telah disampaikan kepadanya, namun ia mengelak dengan berkata ia tak bisa membaca. Jibril mengulangi tiga kali meminta agar Muhammad membaca, tetapi jawabannya tetap sama. Jibril berkata:", "question_text": "Kapan Muhammad diangkat menjadi nabi ?", "answers": [{"text": "17 Ramadhan/ 6 Agustus 611 M", "start_byte": 69, "limit_byte": 97}]} {"id": "8417599347097871047-14", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Raya Bandung", "passage_text": "Masjid Raya Bandung yang kini kita lihat merupakan hasil rancangan 4 orang perancang kondang dari Bandung masing masing adalah Ir. H. Keulman, Ir. H. Arie Atmadibrata, Ir. H. Nu’man dan Prof. Dr. Slamet Wirasonjaya. Rancangan awalnya akan tetap mempertahankan sebagian bangunan lama Masjid Agung Bandung termasuk jembatan hubung masjid dengan alun alun yang melintas di atas jalan alun alun barat dan dinding berbentuk sisik ikan di sisi depan masjid. Satu satunya perubahan pada bangunan lama adalah perubahan bentuk atap masjid dari bentuk atap limas diganti dengan kubah besar setengah bola berdiameter 30 meter sekaligus menjadi kubah utama.", "question_text": "Siapa pendiri Masjid Agung Bandung?", "answers": [{"text": "Ir. H. Keulman, Ir. H. Arie Atmadibrata, Ir. H. Nu’man dan Prof. Dr. Slamet Wirasonjaya", "start_byte": 127, "limit_byte": 216}]} {"id": "6403066916209736058-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tionghoa-Indonesia", "passage_text": "Suku Tionghoa-Indonesia adalah salah satu etnis di Indonesia yang asal usul leluhur mereka berasal dari Tiongkok (China). Biasanya mereka menyebut dirinya dengan istilah Tenglang (Hokkien), Tengnang (Tiochiu), atau Thongnyin (Hakka). Dalam bahasa Mandarin mereka disebut Tangren (Hanzi: 唐人, \"orang Tang\") atau lazim disebut Huaren (Hanzi Tradisional: 華人 ; Hanzi Sederhana: 华人) . Disebut Tangren dikarenakan sesuai dengan kenyataan bahwa orang Tionghoa-Indonesia mayoritas berasal dari Tiongkok selatan yang menyebut diri mereka sebagai orang Tang, sementara orang Tiongkok utara menyebut diri mereka sebagai orang Han (Hanzi: 漢人, Hanyu Pinyin: Hanren, \"orang Han\").", "question_text": "dari manakah asal Tionghoa?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 104, "limit_byte": 112}]} {"id": "1345991486971867410-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Ibu Kota Beijing", "passage_text": "Bandara Ibu Kota berlokasi di Distrik Chaoyang, 32km (20mi) timur laut dari pusat kota Beijing. Bandara ini dimiliki dan dioperasikan oleh Beijing Capital International Airport Company Limited, sebuah perusahaan yang dikontrol oleh pemerintah. Bandara Ibu Kota yang menjadi pusat operasi Air China, maskapai penerbangan nasional di Republik Rakyat Tiongkok, yang terbang ke sekitar 120 tujuan (tidak termasuk kargo) dari Beijing. Hainan Airlines dan China Southern Airlines juga menggunakan bandara ini sebagai hub mereka.", "question_text": "Dimana alamat Bandar Udara Internasional Ibu Kota Beijing?", "answers": [{"text": "Distrik Chaoyang", "start_byte": 30, "limit_byte": 46}]} {"id": "9010723376374375192-2", "language": "indonesian", "document_title": "Asam ribonukleat", "passage_text": "Struktur dasar RNA mirip dengan DNA. RNA merupakan polimer yang tersusun dari sejumlah nukleotida. Setiap nukleotida memiliki satu gugus fosfat, satu gugus pentosa, dan satu gugus basa nitrogen (basa N). Polimer tersusun dari ikatan berselang-seling antara gugus fosfat dari satu nukleotida dengan gugus pentosa dari nukleotida yang lain.", "question_text": "Apa itu RNA ?", "answers": [{"text": "polimer yang tersusun dari sejumlah nukleotida", "start_byte": 51, "limit_byte": 97}]} {"id": "205735957770039909-4", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Kejadian ini menyebabkan kematian massal dan kepunahan pada beberapa spesies makhluk hidup. Menurut beberapa bukti DNA, letusan ini juga menyusutkan jumlah manusia sampai sekitar 60% dari jumlah populasi manusia bumi saat itu, yaitu sekitar 60 juta manusia. Letusan itu juga ikut menyebabkan terjadinya zaman es, walaupun para ahli masih memperdebatkannya. Setelah letusan tersebut, terbentuk kaldera yang kemudian terisi oleh air dan menjadi yang sekarang dikenal sebagai Danau Toba. Tekanan ke atas oleh magma yang belum keluar menyebabkan munculnya Pulau Samosir.\n\n\nTim peneliti multidisiplin internasional, yang dipimpin oleh Dr. Michael Petraglia, mengungkapkan dalam suatu konferensi pers di Oxford, Amerika Serikat bahwa telah ditemukan situs arkeologi baru yang cukup spektakuler oleh para ahli geologi di selatan dan utara India. Di situs itu terungkap bagaimana orang bertahan hidup, sebelum dan sesudah letusan gunung berapi (supervolcano) Toba pada 74.000 tahun yang lalu, dan bukti tentang adanya kehidupan di bawah timbunan abu Gunung Toba. Padahal sumber letusan berjarak 3.000 mil, dari sebaran abunya.", "question_text": "Apakah nama pulau ditengah danau Toba ?", "answers": [{"text": "Samosir", "start_byte": 558, "limit_byte": 565}]} {"id": "-2916531145126657321-0", "language": "indonesian", "document_title": "Borobudur", "passage_text": "Borobudur adalah sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Candi ini terletak kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86km di sebelah barat Surakarta, dan 40km di sebelah barat laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Borobudur adalah candi atau kuil Buddha terbesar di dunia[1][2], sekaligus salah satu monumen Buddha terbesar di dunia[3].", "question_text": "Apa nama candi terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Borobudur", "start_byte": 393, "limit_byte": 402}]} {"id": "12723003245852382-3", "language": "indonesian", "document_title": "Catherine Middleton", "passage_text": "Kate Middleton lahir di Royal Berkshire Hospital, Reading[12], sebagai anak tertua dari 3 bersaudara pasangan Carole Elizabeth Middleton (lahir di Inggris tahun 1955 dengan nama asli Carole Elizabeth Goldsmith), seorang pramugari dan Michael Francis Middleton (lahir di Inggris tahun 1949), pramugara yang kemudian menjadi awak perencana penerbangan (flight planner) untuk British Airways. Keduanya lalu membuka usaha Party Pieces, perusahaan jasa antar yang menjual perlengkapan dan dekorasi pesta.[13][14]\nAdik-adik Kate adalah Philippa Charlotte Middleton (\"Pippa\" Middleton), lahir tahun 1983 dan James William Middleton (lahir 1987).", "question_text": "siapakah orang tua Catherine Middleton?", "answers": [{"text": "Carole Elizabeth Middleton (lahir di Inggris tahun 1955 dengan nama asli Carole Elizabeth Goldsmith), seorang pramugari dan Michael Francis Middleton", "start_byte": 110, "limit_byte": 259}]} {"id": "6690097584091124887-4", "language": "indonesian", "document_title": "Rinitis alergi", "passage_text": "\nGejala khas dari rinitis alergi adalah: rhinorrhea (kelebihan cairan hidung), gatal, bersin menetap, dan hidung tersumbat.[13] Tanda-tanda fisik yang khas meliputi pembengkakan konjungtiva dan eritema, pembengkakan kelopak mata, stasis vena kelopak mata bawah (lingkaran di bawah mata dikenal sebagai \"allergic shiners\"), pembengkakan turbinat hidung, dan efusi telinga tengah.[14]", "question_text": "Apa gejala utama Rinitis alergi?", "answers": [{"text": "rhinorrhea (kelebihan cairan hidung), gatal, bersin menetap, dan hidung tersumbat", "start_byte": 41, "limit_byte": 122}]} {"id": "-7167177849569456802-3", "language": "indonesian", "document_title": "Naver", "passage_text": "Naver didirikan pada bulan Juni 1999, meluncurkan portal pencarian pertama Korea Selatan yang menggunakan sebuah mesin pencari yang dikembangkan secara internal. Pada Agustus 2000, mereka meluncurkan layanan \"Comprehensive Search\" (Pencarian Komprehensif), yang memungkinkan pengguna untuk mendapatkan berbagai hasil dari permintaan pencarian pada satu laman, yang terorganisir dengan jenis, termasuk blog, situs web, gambar, kafe, dll. Ini terjadi lima tahun sebelum Google meluncurkan layanan serupa dengan \"Universal Search\" (Pencarian Universal).", "question_text": "Kapan Naver Corporation didirikan?", "answers": [{"text": "Juni 1999", "start_byte": 27, "limit_byte": 36}]} {"id": "-5602327700108529090-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "Ada berapa banyak suku nasional Indonesia?", "answers": [{"text": "300", "start_byte": 15, "limit_byte": 18}]} {"id": "-1374014188487688198-0", "language": "indonesian", "document_title": "Króna Islandia", "passage_text": "Króna (plural kronur) (tanda: kr; kode: ISK) merupakan mata uang Islandia.", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan di islandia?", "answers": [{"text": "Króna", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "4534185105178863581-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kungfu", "passage_text": "\n\nKungfu atau gongfu (功夫, Pinyin: gōngfu) adalah ilmu bela diri yang berasal dari Tiongkok kuno. Akan tetapi, arti kata Kungfu sebenarnya memiliki makna yang jauh lebih luas, yakni sesuatu yang diperoleh dalam jangka waktu yang lama dan dengan ketekunan yang tinggi. Dengan demikian, seorang ahli pelaku yang mempunyai keahlian khusus atau hebat pun dapat dikatakan memiliki Kungfu yang tinggi.", "question_text": "Apa arti kata Kungfu?", "answers": [{"text": "sesuatu yang diperoleh dalam jangka waktu yang lama dan dengan ketekunan yang tinggi", "start_byte": 186, "limit_byte": 270}]} {"id": "-492511421805398528-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1942–1945)", "passage_text": "Masa pendudukan Jepang di Indonesia dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta atas nama bangsa Indonesia.", "question_text": "kapankah Jepang pertama kali menginvasi Indonesia?", "answers": [{"text": "1942", "start_byte": 55, "limit_byte": 59}]} {"id": "8224668424952079702-4", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "Seri Formula Satu berakar pada seri grand prix motor Eropa pada sekitar 1920-an dan 1930-an. Sejumlah organisasi balap grand prix membuat sejumlah aturan untuk kejuaraan dunia sebelum Perang Dunia II. Dengan alasan penundaan karena perang, kejuaraan dunia pembalap tidak diformalkan sampai 1947 dan berlangsung untuk pertama kalinya pada 1950. Kejuaraan dunia konstruktor kemudian menyusul pada 1958. Balapan Formula Satu tanpa gelar diselenggarakan bertahun-tahun, tetapi dikarenakan membengkaknya biaya kompetisi mengakibatkan kompetisi ini berakhir pada awal 1980-an.", "question_text": "Kapan Formula Satu pertama diadakan?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 338, "limit_byte": 342}]} {"id": "7138227229163632959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Dinasti Tang (Chinese:唐朝; pinyin:Táng Cháo; Wade–Giles:T'ang Ch'ao; pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Dinasti ini didirikan oleh keluarga Li (李), yang mengambil alih kekuasaan pada masa kemunduran dan keruntuhan Sui. Keberlangsungan dinasti ini sempat terputus saat Maharani Wu Zetian mengambil alih tahta dan memproklamirkan berdirinya dinasti Zhou Kedua (690–705), dan menjadi satu-satunya kaisar perempuan dalam sejarah Tiongkok. Dinasti ini berkuasa selama rentang waktu 289 tahun dengan 21 kaisar.", "question_text": "Dimanakah Dinasti Tang berkuasa ?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 216, "limit_byte": 224}]} {"id": "-3175086421866338787-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kentang", "passage_text": "Kentang dikenali orang sebagai makanan pokok di luar negeri. Ini karena kentang mengandung karbohidrat. Di Indonesia sendiri, kentang masih dianggap sebagai sayuran yang mewah. Namun demikian, kentang adalah makanan yang enak serta sangat bernutrisi.[2] Juga dikenali mengandung sejumlah vitamin dari A, B-kompleks, hingga C, hingga asam folat. Juga mineral, protein, karbohidrat, karotenoid, dan polifenol. Dalam tubuh kentang ini, juga ada zat solanin yang dikenal sebagai obat penenang, antikejang, antijamur, dan pestisidal.[3] Vitamin C yang terkandung dalam kentang setiap 100 g adalah 17 mg. Selain terkandung karbohidrat dan serat-serat, mineral yang ada padanya antara lain adalah zat besi, fosfor, dan kalium.[4] Kompresan air kentang ini dikenal sangat membantu pengobatan luka pada kulit, terlebih di negara miskin yang sulit cangkok kulit (skin graft). Namun demikian, manakala kentang terpapar cahaya, kentang dapat saja membuat glikoalkaloid yang dinamakan solanin secara berlebih, sehingga jadilah berbahaya untuk dikonsumsi. Bahaya yang dapat terjadi ialah terganggunya sistem saraf, terbakar tenggorokan, sakit kepala, paralisis/lumpuh tungkai, dan badan mendingin. Apabila dosis sudah 3-6 mg, akibat bisa fatal. Pengobatan yang bisa dilakukan ialah memberi arang aktif/norit, cuci lambung, dan diberi cairan infus.[3] Sebab itu, untuk pencegahan terjadinya solanin pada kentang yang hendak dikonsumsi itu, maka letakkan kentang di tempat yang gelap. Memasak solanin pada suhu tinggi, dapat menghancurkan sebagian solanin. Juga, hindari mengonsumsi kentang yang sudah berkecambah dan berwarna hijau di bagian bawah kulit, karena alkaloid solaninnya sudah tinggi dan sudah sangat beracun.[3]", "question_text": "Vitamin apa yang terdapat dalam kentang?", "answers": [{"text": "A, B-kompleks, hingga C", "start_byte": 301, "limit_byte": 324}]} {"id": "4938090959148620323-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Romawi", "passage_text": "Romulus adalah raja pertama sekaligus pendiri Roma. Romulus mendirikan Roma di atas bukit Palatine. Setelah mendirikan Roma, Romulus mengizinkan semua laki-laki, baik manusia bebas ataupun budak, untuk datang dan menjadi warga Roma.[9] Untuk menyediakan istri bagi warganya, Romulus menculik wanita-wanita kaum Sabin sehingga kerajaan Sabin memerangi Roma.[10] Setelah berperang dengan kaun Sabin, Romulus berbagi gelar dengan raja Sabin, Titus Tatius.[11][12] Pada masa pemerintahannya, Roma juga berperang dengan kerajaan Fidenate dan Veii.[13]", "question_text": "Siapa pendiri Kerajaan Romawi?", "answers": [{"text": "Romulus", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-7331551943495101821-12", "language": "indonesian", "document_title": "Sword Art Online", "passage_text": "Kirito adalah protagonis dalam cerita ini. Dia adalah pemain \"solo\" dan juga beater (singkatan untuk beta-tester dan cheater), pemain yang tidak bergabung dalam guild maupun party dan selalu bekerja sendiri. Kirito adalah salah satu dari top-player di SAO yang mampu menyelesaikan stage Bos sendiri. Kirito adalah pengguna satu pedang \"Elucidator\" dan selalu mengenakan jubah berwarna hitam dan diberikan julukan \"The Black Swordsman\"(黒の剣士,Kuro no Kenshi). Kirito memiliki skill \"Dual Blades\" yang hanya Ia aktifkan kalau keadaan darurat saja agar tidak membuat kehebohan karena Ia memiliki skill yang unik.", "question_text": "Berapa banyak tokoh protagonis dalam seri novel ringan Sword Art Online?", "answers": [{"text": "Kirito", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "2086833556484367504-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Kualanamu", "passage_text": "Bandar Udara Internasional Kualanamu (English: Kualanamu International Airport) (IATA: KNO, ICAO: WIMM) adalah sebuah Bandar Udara Internasional yang melayani Kota Medan, Sumatera Utara. Bandara ini terletak di Kabupaten Deli Serdang, 26km arah timur dari pusat kota Medan. Bandara ini adalah bandara terbesar ketiga di Indonesia (setelah Soekarno–Hatta Jakarta dan yang baru Kertajati Bandung.[1] Lokasi bandara ini merupakan bekas areal perkebunan PT Perkebunan Nusantara II Tanjung Morawa yang terletak di Beringin, Deli Serdang, Sumatera Utara. Pembangunan bandara ini merupakan bagian dari MP3EI, untuk menggantikan Bandar Udara Internasional Polonia yang telah berusia lebih dari 85 tahun. Bandara Kualanamu diharapkan dapat menjadi bandara pangkalan transit internasional untuk kawasan Sumatera dan sekitarnya. Bandara ini mulai beroperasi sejak 25 Juli 2013 meskipun ada fasilitas yang belum sepenuhnya selesai dikerjakan.", "question_text": "Apa nama bandara di Kota Medan?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Kualanamu", "start_byte": 0, "limit_byte": 36}]} {"id": "-8777255188578288338-3", "language": "indonesian", "document_title": "Mustafa Kemal Atatürk", "passage_text": "Ketika Atatürk berusia 12 tahun, ia masuk ke sekolah militer di Selânik dan Manastır (kini Bitola), kedua-duanya pusat nasionalisme Yunani yang anti-Turki. Mustafa belajar di sekolah menengah militer di Selânik, dan di sana namanya ditambahkan dengan nama Kemal (\"kesempurnaan\") oleh guru matematikanya sebagai pengakuan atas kecerdasan akademiknya. Mustafa Kemal masuk ke akademi militer di Manastır pada 1895. Ia lulus dengan pangkat letnan pada 1905 dan ditempatkan di Damaskus. Di Damaskus ia segera bergabung dengan sebuah kelompok rahasia kecil yang terdiri dari perwira-perwira yang menginginkan pembaruan, yang dinamai Vatan ve Hürriyet (Tanah Air dan Kemerdekaan), dan menjadi penentang aktif Kesultanan Utsmaniyah. Pada 1907 ia ditempatkan di Selânik dan bergabung dengan Komite Kesatuan dan Kemajuan yang biasa disebut sebagai kelompok Turki Muda.", "question_text": "kapankah Gazi Mustafa Kemal Paşa menjadi perwira militer turki?", "answers": [{"text": "1907", "start_byte": 736, "limit_byte": 740}]} {"id": "-9015159459831958953-16", "language": "indonesian", "document_title": "Kongres Partai Buruh Korea", "passage_text": "\nPada Kongres ke-6 tahun 1980, Kim Il-sung menyampaikan laporan mengenai \"pemodelan seluruh masyarakat pada gagasan Juche\" sebagai tugas dari revolusi Korea dan mengusulkan Republik Demokrasi Federal Koryo antara Korea Utara dan Korea Selatan. Aturan Partai diubah dengan menghilangkan Marxisme-Leninisme sebagai ideologi partai dan menggantikannya dengan Juche. Kim Jong-il diumumkan sebagai pengganti Kim Il-sung.", "question_text": "Apa misi Kongres Partai Buruh Korea ke-6?", "answers": [{"text": "mengusulkan Republik Demokrasi Federal Koryo antara Korea Utara dan Korea Selatan", "start_byte": 161, "limit_byte": 242}]} {"id": "422439112784049215-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Boshin", "passage_text": "Perang Boshin(戊辰戦争,Boshin sensō, Perang Tahun Naga)[2] adalah perang saudara di Jepang dari tahun 1868 hingga 1869 antara Keshogunan Tokugawa dan faksi yang ingin mengembalikan kekuasaan politik ke tangan kekaisaran. Perang berawal dari rasa tidak puas kalangan bangsawan dan samurai muda usia atas lunaknya kebijakan keshogunan terhadap orang asing. Aliansi samurai dari Jepang bagian selatan (Domain Choshu dan Satsuma) dan pejabat istana berhasil mengamankan istana kaisar dan memengaruhi Kaisar Meiji yang waktu itu masih belia. Shogun berkuasa, Tokugawa Yoshinobu menyadari posisinya yang lemah, dan menyerahkan kekuasaan politik ke tangan kaisar. Dengan demikian, Yoshinobu berharap kelangsungan klan Tokugawa dapat dipertahankan, dan berharap kelak bisa kembali ke pemerintahan. Pergerakan militer tentara kekaisaran membuat shogun Yoshinobu merasa terdesak. Ditambah kerusuhan yang dibuat simpatisan kekaisaran di Edo, serta perintah kaisar yang dipengaruhi faksi Domain Satsuma dan Choshu untuk membubarkan klan Tokugawa, operasi militer dilancarkan keshogunan untuk merebut istana kaisar di Kyoto. Pasukan faksi kekaisaran jauh lebih unggul dari pasukan keshogunan. Walaupun jumlahnya lebih sedikit, pasukan kekaisaran relatif modern. Setelah kalah dalam serangkaian pertempuran yang berakhir dengan jatuhnya Edo, Yoshinobu secara pribadi menyerah. Pasukan yang loyal kepada Tokugawa mundur ke bagian utara Pulau Honshu sebelum menyeberang ke Hokkaido dan membentuk Republik Ezo. Pendukung Tokugawa kehilangan benteng terakhir mereka setelah kalah dalam Pertempuran Hakodate. Kekuasaan atas seluruh Jepang kembali di tangan pihak kekaisaran, dan sekaligus menandai berakhirnya fase militer Restorasi Meiji.", "question_text": "Kapan Perang Boshin dimulai ?", "answers": [{"text": "1868", "start_byte": 107, "limit_byte": 111}]} {"id": "6418008740672413909-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat", "passage_text": "Keraton Yogyakarta mulai didirikan oleh Sultan Hamengku Buwono I beberapa bulan pasca Perjanjian Giyanti pada tahun 1755. Lokasi keraton ini konon adalah bekas sebuah pesanggarahan[2] yang bernama Garjitawati. Pesanggrahan ini digunakan untuk istirahat iring-iringan jenazah raja-raja Mataram (Kartasura dan Surakarta) yang akan dimakamkan di Imogiri. Versi lain menyebutkan lokasi keraton merupakan sebuah mata air, Umbul Pacethokan, yang ada di tengah hutan Beringan. Sebelum menempati Keraton Yogyakarta, Sultan Hamengku Buwono I berdiam di Pesanggrahan Ambar Ketawang yang sekarang termasuk wilayah Kecamatan Gamping Kabupaten Sleman[3].", "question_text": "Kapan istana keraton Yogyakarta dibangun ?", "answers": [{"text": "1755", "start_byte": 116, "limit_byte": 120}]} {"id": "8601018896033295758-15", "language": "indonesian", "document_title": "Gegana", "passage_text": "Nama Gegana berasal dari kata Gheghono merupakan bahasa Sansekerta yang berarti awang–awang, sesuai dengan tugas utamanya pada saat itu sebagai pasukan Anti Pembajakan Pesawat Udara (ATBARA). Pada saat acara peresmian Satuan Gegana, dipamerkan juga pakaian khusus pasukan Gegana yang berwarna hitam. Acara peresmian tersebut dihadiri pula oleh Komandan Pasukan Khusus Anti Teror Jerman. Naasnya, saat dilakukan peragaan ada dua orang anggota Gegana yang kehilangan tangannya akibat ledakan bom.", "question_text": "Apa arti kata gegana ?", "answers": [{"text": "awang–awang", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "4088495019983157204-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Makassar", "passage_text": "Dari aspek pembangunan dan infrastruktur, kota Makassar tergolong salah satu kota metropolitan di Indonesia, yaitu kota terbesar di luar pulau Jawa setelah kota Medan. Dengan memiliki wilayah seluas 199,26km² dan jumlah penduduk lebih dari 1,6 juta jiwa, kota ini berada di urutan kelima kota terbesar di Indonesia setelah Jakarta, Surabaya, Bandung dan Medan.[1][2] Secara demografis, kota ini tergolong tipe multi etnik atau multi kultur dengan beragam suku bangsa yang menetap di dalamnya, di antaranya yang signifikan jumlahnya adalah Bugis, Toraja, Mandar, Buton, Jawa, dan Tionghoa. Makanan khas Makassar yang umum dijumpai di pelosok kota adalah Coto Makassar, Roti Maros, Jalangkote, Bassang, Kue Tori, Palubutung, Pisang Ijo, Sop Saudara dan Sop Konro.", "question_text": "berapakah luas Makassar?", "answers": [{"text": "199,26km²", "start_byte": 199, "limit_byte": 209}]} {"id": "-2224811206168866808-48", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Batak", "passage_text": "Sebagian orang Karo, Angkola, dan Mandailing sempat tidak menyebut dirinya sebagai bagian dari suku Batak. Meski mayoritas masih mengakui dirinya bagian dari suku Batak, wacana identitas itu sempat muncul disebabkan karena pada umumnya kategori \"Batak\" dipandang primitif dan miskin oleh etnik lain masa Orde Baru. Selain itu, perbedaan agama juga menyebabkan sebagian orang Tapanuli tidak ingin disebut sebagai Batak. Di pesisir timur laut Sumatera, khususnya di Kota Medan, perpecahan ini sangat terasa. Terutama dalam hal pemilihan pemimpin politik dan perebutan sumber-sumber ekonomi. Sumber lainnya menyatakan kata Batak ini berasal dari rencana Gubernur Jenderal Raffles yang membuat etnik Kristen yang berada antara Kesultanan Aceh dan Kerajaan Islam Minangkabau, di wilayah Barus Pedalaman, yang dinamakan Batak. Generalisasi kata Batak terhadap etnik Mandailing (Angkola) dan Karo, umumnya tak dapat diterima oleh keturunan asli wilayah itu. Demikian juga di Angkola, yang terdapat banyak pengungsi muslim yang berasal dari wilayah sekitar Danau Toba dan Samosir, akibat pelaksanaan dari pembuatan afdeeling Bataklanden oleh pemerintah Hindia Belanda, yang melarang penduduk muslim bermukim di wilayah tersebut.", "question_text": "Apakah suku asli masyarakat tapanuli ?", "answers": [{"text": "Mandailing (Angkola) dan Karo", "start_byte": 860, "limit_byte": 889}]} {"id": "672237131166331096-0", "language": "indonesian", "document_title": "Albatros", "passage_text": "Albatros, dari keluarga Diomedeidae, adalah burung laut besar dalam ordo Procellariiformes yang merupakan satu kelompok dengan Procellariidae, Petrel badai dan Petrel penyelam. Burung ini ditemukan secara luas di Samudra Antartika dan Pasifik Utara. Burung ini tidak terdapat di Atlantik Utara, meskipun temuan fosil membuktikan bahwa burung ini dahulu pernah ada di sana. Burung albatros termasuk burung terbang yang paling besar, dan burung albatros besar (genus Diomedea) memiliki panjang sayap yang paling besar melebihi burung lainnya.", "question_text": "Apa itu Diomedeidae?", "answers": [{"text": "burung laut besar dalam ordo Procellariiformes yang merupakan satu kelompok dengan Procellariidae, Petrel badai dan Petrel penyelam", "start_byte": 44, "limit_byte": 175}]} {"id": "-8526743919376872424-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahāyāna", "passage_text": "\n\nMahayana (berasal dari bahasa Sanskerta: महायान, mahāyāna yang secara harafiah berarti 'Kendaraan Besar') adalah satu dari dua aliran utama Agama Buddha dan merupakan istilah pembagian filosofi dan ajaran Sang Buddha. Mahayana, yang dilahirkan di India, digunakan atas tiga pengertian utama:", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Mahayana?", "answers": [{"text": "Kendaraan Besar'", "start_byte": 104, "limit_byte": 120}]} {"id": "-6221464469583948676-5", "language": "indonesian", "document_title": "Bruno Senna", "passage_text": " Sejak Bruno memasuki usia tujuh tahun, Ayrton sering mendidiknya agar mampu menguasai mobil balap, dengan cara melatihnya mengendarai go-kart di tanah keluarga Senna di Sao Paulo. Saat itu, ibu Bruno, Viviane, sebenarnya tidak setuju atas rencana kakaknya tersebut, tetapi setelah melihat semangat dan komitmen Bruno untuk terus mengasah kemampuannya di dunia balap, akhirnya Viviane meluluhkan hatinya, dan memperbolehkan Bruno untuk menjadi seorang pembalap.", "question_text": "Kapan Bruno Senna Lalli mulai enjadi pembalap?", "answers": [{"text": "usia tujuh tahun", "start_byte": 22, "limit_byte": 38}]} {"id": "-5272084852997177965-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pendidikan", "passage_text": "\nPendidikan adalah pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan kebiasaan sekelompok orang yang diturunkan dari satu generasi ke generasi berikutnya melalui pengajaran, pelatihan, atau penelitian. Pendidikan sering terjadi di bawah bimbingan orang lain, tetapi juga memungkinkan secara otodidak.[1] Etimologi kata pendidikan itu sendiri berasal dari bahasa Latin yaitu ducare, berarti “menuntun, mengarahkan, atau memimpin” dan awalan e, berarti “keluar”. Jadi, pendidikan berarti kegiatan “menuntun ke luar”. Setiap pengalaman yang memiliki efek formatif pada cara orang berpikir, merasa, atau tindakan dapat dianggap pendidikan. Pendidikan umumnya dibagi menjadi tahap seperti prasekolah, sekolah dasar, sekolah menengah dan kemudian perguruan tinggi, universitas atau magang.", "question_text": "Apakah pengertian dari pendidikan ?", "answers": [{"text": "pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan kebiasaan sekelompok orang yang diturunkan dari satu generasi ke generasi berikutnya melalui pengajaran, pelatihan, atau penelitian", "start_byte": 19, "limit_byte": 194}]} {"id": "6208232100218673279-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kecerdasan buatan", "passage_text": "Tahun 1950-an adalah periode usaha aktif dalam AI. Program AI pertama yang bekerja ditulis pada 1951 untuk menjalankan mesin Ferranti Mark I di University of Manchester (UK): sebuah program permainan naskah yang ditulis oleh Christopher Strachey dan program permainan catur yang ditulis oleh Dietrich Prinz. John McCarthy membuat istilah \"kecerdasan buatan \" pada konferensi pertama yang disediakan untuk pokok persoalan ini, pada 1956. Dia juga menemukan bahasa pemrograman Lisp. Alan Turing memperkenalkan \"Turing test\" sebagai sebuah cara untuk mengoperasionalkan test perilaku cerdas. Joseph Weizenbaum membangun ELIZA, sebuah chatterbot yang menerapkan psikoterapi Rogerian.", "question_text": "Siapa yang menciptakan program Chatterbot?", "answers": [{"text": "Joseph Weizenbaum", "start_byte": 589, "limit_byte": 606}]} {"id": "-6928617444608485699-1", "language": "indonesian", "document_title": "Walisongo", "passage_text": "\nAda beberapa pendapat mengenai arti Walisongo. Pertama adalah wali yang sembilan, yang menandakan jumlah wali yang ada sembilan, atau sanga dalam bahasa Jawa. Pendapat lain menyebutkan bahwa kata songo/sanga berasal dari kata tsana yang dalam bahasa Arab berarti mulia. Pendapat lainnya lagi menyebut kata sana berasal dari bahasa Jawa, yang berarti tempat.", "question_text": "Berapakah jumlah Walisanga ?", "answers": [{"text": "sembilan", "start_byte": 120, "limit_byte": 128}]} {"id": "7688988412379861612-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Arjuno", "passage_text": "Gunung Arjuno (terkadang dieja Gunung Arjuna) adalah sebuah gunung berapi kerucut (istirahat) di Jawa Timur, Indonesia dengan ketinggian 3.339 m dpl. Gunung Arjuno secara administratif terletak di perbatasan Kota Batu, Kabupaten Malang, dan Kabupaten Pasuruan dan berada di bawah pengelolaan Taman Hutan Raya Raden Soerjo. Gunung Arjuno merupakan gunung tertinggi kedua di Jawa Timur setelah Gunung Semeru, serta menjadi yang tertinggi keempat di Pulau Jawa. Biasanya gunung ini dicapai dari tiga titik pendakian yang cukup dikenal yaitu dari Lawang, Tretes dan Batu. Nama Arjuno berasal dari salah satu tokoh pewayangan Mahabharata, Arjuna.", "question_text": "Apa nama gunung api yang berada di Kabupaten Malang?", "answers": [{"text": "Gunung Arjuno", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "8025820451223040044-0", "language": "indonesian", "document_title": "Final Destination", "passage_text": "Final Destination adalah film horor yang dirilis tahun 2000 tentang sekelompok pelajar yang 'menipu kematian' setelah terhindar dari kecelakaan pesawat ketika sebelumnya seorang dari mereka melihat pertanda kematian mereka, tetapi tidak lama setelah itu, mereka mulai mati satu per satu dalam kecelakaan misterius yang mengerikan.[1] Skripsi film ini awalnya ditulis oleh Jeffrey Reddick sebagai catatan spekulasi untuk X-Files. (Sutradara James Wong bekerja sebagai penulis, direktur dan produsen serial itu). Cerita ini memiliki beberapa kesamaan dengan episode The Twilight Zone berjudul \"Twenty-Two\". Film diproduksi oleh New Line Cinema. DVDnya diresmikan pada 26 September 2000.[2]", "question_text": "Siapa sutradara film The Final Destination?", "answers": [{"text": "James Wong", "start_byte": 440, "limit_byte": 450}]} {"id": "8500054155663779224-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Xiaoting", "passage_text": "Pada akhir tahun 219, Lü Meng, seorang jenderal yang mengabdi pada Sun Quan, memimpin pasukan untuk menyerang wilayah-wilayah Liu Bei di Provinsi Jing bagian selatan (meliputi daerah-daerah dari Hubei dan Hunan saat ini). Guan Yu, jenderal Liu Bei yang bertugas mempertahankan Provinsi Jing, sedang berada dalam Pertempuran Fancheng dan tidak mengetahui tentang invasi tersebut hingga setelah dia kembali dari kemenangan Pirisnya di Fancheng. Dia dikepung oleh pasukan Sun Quan di Maicheng (麥城; Desa Maicheng, Kota Lianghe, Dangyang, Hubei saat ini), ditangkap dalam penyergapan ketika mencoba untuk meloloskan diri dari pengepungan, dan akhirnya dieksekusi oleh pasukan Sun Quan di Linju (臨沮; Kabupaten Nanzhang, Hubei saat ini).[7]", "question_text": "Siapakah yang memenangi Invasi Lü Meng?", "answers": [{"text": "pasukan Sun Quan", "start_byte": 462, "limit_byte": 478}]} {"id": "2887530104864694133-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966.[1] Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.", "question_text": "Apa itu Orde Baru?", "answers": [{"text": "sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno", "start_byte": 17, "limit_byte": 158}]} {"id": "8792074176365683245-21", "language": "indonesian", "document_title": "Kazimierz II Sprawiedliwy", "passage_text": "Tujuan terakhir pemerintahan Kazimierz adalah pada awal tahun 1194, saat ia mengadakan ekspedisi melawan Jātvingi Baltik. Ekspedisi berakhir dengan sukses penuh, dan Kazimierz kembali dengan kemenangan ke Kraków. Setelah perjamuan diadakan untuk merayakan kepulangannya, Kazimierz tiba-tiba meninggal pada tanggal 5 Mei 1194. Beberapa sejarahwan percaya bahwa ia telah diracuni. Ia digantikan sebagai Adipati Agung oleh putra tertuanya yang masih hidup, Leszek Biały, yang seperti ayahandanya harus menghadapi tentangan kuat Mieszko Stary. Ia mungkin dimakamkan di Katedral Wawel.[3]", "question_text": "Dimana Kazimierz II meninggal?", "answers": [{"text": "Katedral Wawel", "start_byte": 568, "limit_byte": 582}]} {"id": "1747286729575934925-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pasukan Rakyat Kalimantan Utara", "passage_text": "Pasukan Rakyat Kalimantan Utara atau Paraku merupakan sayap bersenjata di bawah naungan NKCP (North Kalimantan Communist Party), sebuah partai politik komunis yang berlokasi di Sarawak, Malaysia. NKCP dibentuk tanggal 19 September 1971 di bawah pimpinan Wen Min Chyuan dari sebuah organisasi bernama Organisasi Komunis Sarawak. Ia pernah menjadi anggota partai Sarawak United People's Party pada tahun 1960-1964. Keanggotaan NKCP didominasi oleh etnis China.", "question_text": "Kapan NKCP dibentuk ?", "answers": [{"text": "19 September 1971", "start_byte": 218, "limit_byte": 235}]} {"id": "3221913818779443712-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider Evol (karakter)", "passage_text": "Kamen Rider Evol(仮面ライダーエボル,Kamen Raida Eboru) adalah Kamen Rider yang merupakan antagonis utama pada serial TV Kamen Rider Build. Kamen Rider ini memiliki corak hewan ular kobra yang dipadukan dengan motif astronomi untuk kemudian diaplikasikan ke dalam kostum yang terlihat agak rumit pada awalnya, karena banyak sekali ornamen bertema luar angkasa yang disematkan pada kostum seperti globe, rasi bintang, dan lain-lain. Perpaduan warna antara dominan merah, biru, serta corak emas menegaskan desain kostum yang rumit ini. Meskipun begitu, sosok Evol sebagai Kamen Rider memberikan daya tarik tersendiri, mengingat ialah yang menjadi asal-usul dari segala peristiwa yang terjadi di dalam serial TV utama. Mulai dari kehancuran Peradaban Mars, Bencana Skywall di Bumi, hingga plotnya yang melibatkan beberapa tokoh dalam sebuah sistem ciptaan yang disebut Sistem Kamen Rider. Berbeda dari sebagian besar Kamen Rider pada serial TV utama, Kamen Rider Evol merupakan Kamen Rider yang wujud aslinya bukan manusia, di mana diceritakan wujud aslinya adalah Evolto yang diisi suaranya oleh Tetsuo Kanao(金尾 哲夫,Kanao Tetsuo), sosok makhluk luar angkasa yang telah menghancurkan banyak planet, salah satunya Mars, yang kemudian tujuan selanjutnya adalah untuk menghancurkan Bumi dan mengubah Bumi menjadi dunia yang baru sesuai keinginannya. Di Bumi, Evolto merasuki tubuh astronot Souichi Isurugi yang diperankan oleh Yasuyuki Maekawa(前川 泰之,Maekawa Yasuyuki) dan menggunakannya untuk memuluskan semua plot yang telah ia rencanakan agar tujuan utamanya menghancurkan Bumi bisa tercapai. Selain itu, ia\njuga dapat berubah wujud menjadi manusia sesuai keinginannya walaupun wujud Souichi menjadi wujud yang sering ia gunakan sepanjang serial berjalan. Untuk berubah menjadi Evol, Evolto menggunakan dua botol Evolbottle yang terdiri dari satu Evolbottle elemen organik dan satu Evolbottle elemen inorganik yang dimasukkan ke dalam Evol-Driver agar dapat menjadi Kamen Rider Evol.", "question_text": "siapakah karakter utama dalam Kamen Rider?", "answers": [{"text": "Kamen Rider Evol", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-5125254405827521639-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mursyid", "passage_text": "Perkataan mursyid berasal dari kata irsyada, yaitu memberi tunjuk-ajar. Dengan kata lain, mursyid berarti, seseorang yang ahli dalam memberi tunjuk-ajar terutama dalam bidang spiritual, dalam istilah para sufi.", "question_text": "Apa itu Mursyid?", "answers": [{"text": "seseorang yang ahli dalam memberi tunjuk-ajar terutama dalam bidang spiritual, dalam istilah para sufi", "start_byte": 107, "limit_byte": 209}]} {"id": "415450201889744805-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon umum", "passage_text": "Telepon umum pertama kali ditemukan oleh William Gray tahun 1889 dan dipasang pada sebuah bank di daerah hart ford Connecticut. Penemuan tersebut berkembang dengan pesat dan pada tahun 1892 jumlah telepon umum di amerika serikat 81.000 buah.", "question_text": "Kapan Telepon umum pertama kali ditemukan?", "answers": [{"text": "1889", "start_byte": 60, "limit_byte": 64}]} {"id": "2894050609440911112-18", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Pitcairn", "passage_text": "Pulau Pitcairn menjadi koloni Inggris pada tahun 1838, dan merupakan salah satu teritori pertama yang memberikah hak memilih kepada perempuan. Pada pertengahan tahun 1850an, Masyarakat pulau Pitcairn menginginkan untuk keluar dari pulau tersebut. Para tokoh masyarakatnya meminta bantuan kepada Pemerintah Inggris, dan Pemerintah Inggris menawarkan mereka untuk pindah ke Pulau Norfolk. Pada tanggal 3 Mei 1856, seluruh penduduk Pulau Pitcairn sejumlah 193 orang pindah ke Pulau Norfolk dengan kapal Morayshire. Dalam perjalanan yang penuh penderitaan selama lima minggu, mereka akhirnya tiba di Pulau Norfork pada tanggal 8 Juni 1856. Namun, 18 bulan kemudian, 17 orang Pitcairn yang telah pindah ke Norfolk memutuskan untuk kembali ke Pulau Pitcairn, yang kemudian diikuti 27 orang lainnya selama lima tahun kemudian.", "question_text": "Kapan Pulau Pitcairn menjadi koloni Inggris?", "answers": [{"text": "1838", "start_byte": 49, "limit_byte": 53}]} {"id": "-7999577649486864233-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ashin Kheminda", "passage_text": "Ashin Kheminda dilahirkan di Semarang pada tahun 1967. Meskipun awalnya bukan seorang Buddhis, karena sifat “pemberontak”nya serta tidak menyukai keterikatan, ia mulai tertarik dengan berbagai ajaran spiritual sejak masih muda. Jiwa pemberontaknya mulai berkembang sejak ia duduk di bangku SMA Kolese Loyola. Pada saat itu, ia untuk pertama kalinya bersinggungan secara dekat dengan agama lain. Sifat fanatik yang menganggap agama sendiri yang paling baik berangsur-angsur lenyap setelah ia melihat bahwa agama yang lainpun menawarkan banyak kebaikan. Ketertarikan untuk mempelajari agama dan ajaran spiritual yang lain terus berlanjut sampai pada saat ia kuliah di Fakultas Teknik Sipil Universitas Diponegoro, Semarang. Pada masa-masa tersebut ia sudah tidak percaya lagi bahwa ada satu agama yang lebih baik dari agama-agama yang lain.", "question_text": "di kota apakah Ashin Kheminda dilahirkan?", "answers": [{"text": "Semarang", "start_byte": 29, "limit_byte": 37}]} {"id": "-2636060376311529853-0", "language": "indonesian", "document_title": "Brunei Darussalam", "passage_text": "Brunei Darussalam atau Brunei[1][2][3][4] dengarkan /bruːˈnaɪ/, nama resmi: Negara Brunei Darussalam, (Malay: Negara Brunei Darussalam, Jawi: نڬارا بروني دارالسلام‎), adalah negara berdaulat di Asia Tenggara yang terletak di pantai utara pulau Kalimantan. Negara ini memiliki wilayah seluas 5.765km² yang menempati pulau Borneo dengan garis pantai seluruhnya menyentuh Laut Cina Selatan. Wilayahnya dipisahkan ke dalam dua negara bagian di Malaysia yaitu Sarawak dan Sabah.", "question_text": "berapakah luas negara Brunei?", "answers": [{"text": "5.765km²", "start_byte": 315, "limit_byte": 324}]} {"id": "4850792179101949267-0", "language": "indonesian", "document_title": "Scream (film)", "passage_text": "Scream adalah sebuah film horor yang sebagian besar berlokasi di Santa Rosa (California). Film yang disutradarai oleh Wes Craven ini pemainnya antara lain adalah David Arquette, Neve Campbell, Courteney Cox, Matthew Lillard, Rose McGowan, Skeet Ulrich, Drew Barrymore, dan masih banyak lagi. Tanggal rilisnya pada 20 Desember 1996. Film ini adalah serial pertama dari Serial film Scream.", "question_text": "Siapa produser fillm Scream ?", "answers": [{"text": "Wes Craven", "start_byte": 118, "limit_byte": 128}]} {"id": "3292068223854353978-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mitologi", "passage_text": "Istilah \"mitologi\" dapat berarti kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos (misalnya mitologi Inka).[1] Dalam folkloristika, suatu mitos adalah kisah suci yang biasanya menjelaskan bagaimana dunia maupun manusia dapat terbentuk seperti sekarang ini,[2] meskipun, dalam pengertian yang sangat luas, istilah tersebut dapat mengacu kepada cerita tradisional.[3]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan mitologi ?", "answers": [{"text": "kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "9183674365851371052-12", "language": "indonesian", "document_title": "Marcell Siahaan", "passage_text": "Tahun 2008, Marcell mengeluarkan album ketiganya yang berjudul \"Hidup\". Di album ini Marcell bekerjasama dengan seorang produser, musisi dan juga gitaris handal Indonesia, Tohpati Hutomo. Album ini mampu mengobati kerinduan penggemar-penggemarnya karena dianggap Marcell terlalu lama menghilang. Album ini dianggap mewakili kelebihan-kelebihan album pertamanya antara lain lagu-lagunya yang catchy sekaligus juga kelebihan-kelebihan di album keduanya yaitu aransemen yang kuat dan sesuai dengan image-nya. Sebagai single pertama, dikeluarkanlah lagu 'Candu Asmara' yang merupakan reka ulang dari sebuah lagu lama yang pernah dinyanyikan oleh seorang 'diva' dangdut Indonesia, Cici Faramida, dan diciptakan oleh seniman besar Indonesia, Guruh Soekarno Putra. Single keduanya, 'Berhenti Berharap' diciptakan oleh Andre Dinuth, salah seorang gitaris sesionis Indonesia. Disusul dengan single ketiga, 'Pantaskah', sebuah lagu balada akustik yang diciptakannya bersama Tohpati. Di album ini juga terdapat satu lagu ciptaan Dewi Lestari yang dinyanyikan duet bersama salah satu finalis Indonesian Idol musim pertama yaitu Karen Pooroe yang berjudul \"Bukan Lagu Cinta'.", "question_text": "apakah lagu pertama Marcell Siahaan?", "answers": [{"text": "Candu Asmara", "start_byte": 551, "limit_byte": 563}]} {"id": "-4534562569609466256-15", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar episode SpongeBob SquarePants", "passage_text": "Musim kesebelas SpongeBob SquarePants akan terdiri dari 26 episode.\nSpongeBob SquarePants (musim 11)", "question_text": "Ada berapa jumlah season SpongeBob SquarePants?", "answers": [{"text": "11", "start_byte": 97, "limit_byte": 99}]} {"id": "1427664952034513148-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vatikan", "passage_text": "Kota Vatikan (Italian: Città del Vaticano [tʃitˈta del vatiˈkaːno]; Latin: Civitas Vaticana),[lower-alpha 1] dengan nama resmi Negara Kota Vatikan (Italian: Stato della Città del Vaticano;[lower-alpha 2] Latin: Status Civitatis Vaticanae),[lower-alpha 3] merupakan sebuah enklaf yang dikelilingi tembok di dalam kota Roma di Italia. Dengan luas area sekitar 44 hektar, dan populasi sebesar 842 jiwa,[1] Negara Kota Vatikan merupakan negara independen terkecil di dunia, baik area maupun populasinya, yang diakui secara internasional.", "question_text": "Dimanakah letak Vatikan ?", "answers": [{"text": "Roma di Italia", "start_byte": 323, "limit_byte": 337}]} {"id": "7163783996039957784-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball", "passage_text": "Dragon Ball(ドラゴンボール,Doragon Bōru) adalah sebuah manga dan anime karya Akira Toriyama dari tahun 1984 sampai 1995. Albumnya terdiri dari 42 buku dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Sebelumnya Dragon Ball juga pernah diterbitkan oleh Rajawali Grafiti.", "question_text": "Berapa jumlah serial pada Dragon Ball?", "answers": [{"text": "42", "start_byte": 151, "limit_byte": 153}]} {"id": "-473865313928504691-21", "language": "indonesian", "document_title": "Edward Gierek", "passage_text": "Edward Gierek meninggal di bulan Juli 2001 karena penyakit paru-paru di sebuah rumah sakit di Cieszyn, dekat resor pegunungan Ustroń di mana ia menghabiskan masa-masa terakhirnya. Dari sudut pandang waktu ia memerintah, saat ini ia dipandang lebih baik dan lebih dari sepuluh ribu orang menghadiri pemakamannya.[20]", "question_text": "apakah penyebab kematian Edward Gierek?", "answers": [{"text": "penyakit paru-paru", "start_byte": 50, "limit_byte": 68}]} {"id": "1280296824153158419-4", "language": "indonesian", "document_title": "Minecraft", "passage_text": "Pada mulanya, Minecraft dirilis dalam versi alpha pada tanggal 17 Mei 2011, dan versi beta pada tanggal 20 Desember 2011. Sebuah versi untuk Android dirilis pada tanggal 7 Oktober 2011, dan versi Mac iOS dirilis pada tanggal 17 November 2011. Pada tanggal 9 Mei 2012, Minecraft dirilis untuk Xbox 360 sebagai permainan Xbox Live Arcade, serta untuk PlayStation 3 pada tanggal 17 Desember 2013. Kedua edisi konsol sedang dikembangkan oleh 4J Studios, dan versi lengkap dari PC permainan ini dirilis pada 18 November 2012 di MineCon 2012. Pada tanggal 25 Juni 2014, permainan ini telah terjual lebih dari 12 milyar salinan untuk Xbox, 15 milliar salinan untuk PC dan hampir 54 milliar salinan untuk semua platform.", "question_text": "Kapan Minecraft pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "17 Mei 2011", "start_byte": 63, "limit_byte": 74}]} {"id": "-8878798247750017585-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo!", "passage_text": "Yahoo! Inc. didirikan oleh Jerry Yang dan David Filo pada bulan Januari 1994 dan dibentuk 2 Maret 1995. Pada tanggal 16 Juli 2012, mantan eksekutif Google, Marissa Mayer, ditunjuk sebagai CEO dan Presiden Yahoo!, efektif 17 Juli.[7] Yahoo telah mengangkat satu CEO setiap tahun selama lima tahun terakhir.", "question_text": "Siapakah pendiri Yahoo.inc?", "answers": [{"text": "Jerry Yang dan David Filo", "start_byte": 27, "limit_byte": 52}]} {"id": "-7867233117436486121-7", "language": "indonesian", "document_title": "Galileo Galilei", "passage_text": "Di bulan Desember 1633, ia diperbolehkan pensiun ke vilanya di Arcetri. Buku terakhirnya, Discorsi e dimostrazioni matematiche, intorno à due nuove scienze diterbitkan di Leiden pada 1638. Di saat itu, Galileo hampir buta total. Pada tanggal 8 Januari 1642, Galileo wafat di Arcetri saat ditemani oleh Vincenzo Viviani, salah seorang muridnya.", "question_text": "Kapan Galileo Galilei meninggal?", "answers": [{"text": "8 Januari 1642", "start_byte": 243, "limit_byte": 257}]} {"id": "-1150756402664552323-0", "language": "indonesian", "document_title": "Resolusi 8K", "passage_text": "\nResolusi 8K adalah resolusi televisi berdefinisi ultratinggi (UHDTV) tertinggi yang pernah ada di dunia televisi digital dan sinematografi digital. 8K mengacu pada resolusi horizontal format-format turunannya yang berada di tataran 8.000 piksel sehingga membentuk dimensi gambar total 7680x4320.[1] 8K adalah resolusi tampilan yang akan menggantikan 4K. 4K dikabarkan akan menjadi standar utama televisi pada tahun 2017.[2]", "question_text": "Berapa jumlah piksel pada Resolusi 8K?", "answers": [{"text": "8.000", "start_byte": 233, "limit_byte": 238}]} {"id": "8409028525304864124-0", "language": "indonesian", "document_title": "TvOne", "passage_text": "tvOne (sebelumnya bernama Lativi) adalah sebuah stasiun televisi nasional di Indonesia. Berawal dari penggunaan nama Lativi, stasiun televisi ini didirikan pada tanggal 30 Juli 2002 oleh Abdul Latief dan dimiliki oleh ALatief Corporation. Pada saat itu, konsep penyusunan acaranya adalah banyak menonjolkan masalah yang berbau klenik, erotisme, berita kriminalitas dan beberapa hiburan ringan lainnya. Sejak tahun 2006, sebagian sahamnya juga dimiliki oleh Grup Bakrie yang juga memiliki stasiun televisi ANTV.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan perusahaan tvOne ?", "answers": [{"text": "Abdul Latief", "start_byte": 187, "limit_byte": 199}]} {"id": "-8317058661030882756-0", "language": "indonesian", "document_title": "Phineas dan Ferb", "passage_text": "Phineas dan Ferb (English: Phineas and Ferb) adalah serial televisi komedi animasi Amerika Serikat. Awalnya disiarkan sebagai pratayang satu episode pada tanggal 17 Agustus 2007 dan sekali lagi dipratayangkan pada tanggal 28 September 2007, serial ini secara resmi ditayangkan perdana pada tanggal 1 Februari 2008 di Disney Channel, dan mengikuti petualangan Phineas Flynn dan saudara tiri Inggrisnya Ferb Fletcher[1] pada liburan musim panas. Setiap hari, anak laki-laki itu memulai sebuah proyek baru yang besar, yang mengganggu kakak pengendali mereka, Candace, yang sering mencoba mengungkapkan kekejian mereka padanya dan ibu Phineas, Linda Flynn-Fletcher, dan lebih jarang ke ayah Ferb, Lawrence Fletcher. Serial ini mengikuti sistem alur standar; lelucon terjadi setiap episode, dan pada subalur hampir selalu menampilkan platipus peliharaan Phineas dan Ferb Perry si Platipus yang bekerja sebagai mata-mata (disebut \"Agen P\") untuk OWCA (Organization Without a Cool Acronym (bahasa Indonesia: Organisasi Tanpa Singkatan Keren), untuk mengalahkan skema terakhir Dr. Heinz Doofenshmirtz, seorang ilmuwan gila yang sebagian besar didorong oleh kebutuhan untuk menegaskan kejahatannya. Terkadang, penjahat lain mencemooh tingkat kejahatannya. Dua alur berpotongan yang pada akhirnya untuk menghapus semua jejak proyek anak laki-laki tepat sebelum Candace dapat menunjukkannya kepada ibu mereka. Hal ini biasanya membuat Candace sangat frustrasi.", "question_text": "Siapa penerbit serial televisi animasi Phineas dan Ferb?", "answers": [{"text": "Disney Channel", "start_byte": 317, "limit_byte": 331}]} {"id": "-8333365161058498171-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB, English: United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerjasama internasional. Badan ini merupakan pengganti Liga Bangsa-Bangsa dan didirikan setelah Perang Dunia II untuk mencegah terjadinya konflik serupa. Pada saat didirikan, PBB memiliki 51 negara anggota; saat ini terdapat 193 anggota. Selain negara anggota, beberapa organisasi internasional, dan organisasi antar-negara mendapat tempat sebagai pengamat permanen yang mempunyai kantor di Markas Besar PBB, dan ada juga yang hanya berstatus sebagai pengamat.[3] Palestina dan Vatikan adalah negara bukan anggota (non-member states) dan termasuk pengamat permanen (Tahta Suci mempunyai wakil permanen di PBB, sedangkan Palestina mempunyai kantor permanen di PBB)[4]", "question_text": "Pada hari apa PBB didirikan?", "answers": [{"text": "24 Oktober 1945", "start_byte": 132, "limit_byte": 147}]} {"id": "6567157594696251533-59", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "Rumah tradisonal suku Sulawesi Utara dinamakan Wale. Rumah adat ini bertipe rumah panggung dengan 3 bagian utama dan 1 bagian tambahan. Tiga bagian utama dari rumah Sulawesi Utara yaitu serambi depan, serambi tengah dan serambi belakang. Sedangkan 1 bagian tambahannya yaitu rumah dapur.", "question_text": "Apa rumah adat Sulawesi Utara?", "answers": [{"text": "Wale", "start_byte": 47, "limit_byte": 51}]} {"id": "-9204917496035861387-2", "language": "indonesian", "document_title": "Matthew Bellamy", "passage_text": "Pada pertengahan 1980-an, keluarganya pindah ke Teignmouth, Devon. Setelah perceraian orang tua Bellamy, ia pindah bersama neneknya, yang mendorongnya belajar bermain gitar pada usia empat belas.", "question_text": "Sejak kapan Matthew James Bellamy bermain musik ?", "answers": [{"text": "usia empat belas", "start_byte": 178, "limit_byte": 194}]} {"id": "-8360395475143968959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ishq Mein Marjawan", "passage_text": "Ishq Mein Marjawan (Bahasa Indonesia: Saya Akan Meninggal dalam Cinta Ini) adalah serial televisi India romantis. Ini disiarkan oleh Colors TV.[2] Ia membintangi Arjun Bijlani, Alisha Panwar dan Nia Sharma dalam peran utama.[3]", "question_text": "siapakah pemeran karakter utama Ishq Mein Marjawan?", "answers": [{"text": "Arjun Bijlani, Alisha Panwar dan Nia Sharma", "start_byte": 162, "limit_byte": 205}]} {"id": "-327212258959916224-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Paskah", "passage_text": "\n\nPulau Paskah (bahasa Polinesia: Rapa Nui, bahasa Spanyol: Isla de Pascua) adalah sebuah pulau milik Chili yang terletak di selatan Samudra Pasifik. Walaupun jaraknya 3.515km sebelah barat Chili Daratan, secara administratif ia termasuk dalam Provinsi Valparaiso. Pulau Paskah berbentuk seperti segitiga. Daratan terdekat yang berpenghuni ialah Pulau Pitcairn yang jaraknya 2.075km sebelah barat. Luas Pulau Paskah sebesar 163,6km². Menurut sensus 2002, populasinya berjumlah 3.791 jiwa yang mayoritasnya menetap di ibukota Hanga Roa. Pulau ini terkenal dengan banyaknya patung-patung (moai), patung berusia 400 tahun yang dipahat dari batu yang kini terletak di sepanjang garis pantai.", "question_text": "Berapa luas Pulau Paskah?", "answers": [{"text": "163,6km²", "start_byte": 424, "limit_byte": 433}]} {"id": "-725384725367860441-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "Berapa luas dataran Jawa?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "1931699901386765983-4", "language": "indonesian", "document_title": "Uesugi Kenshin", "passage_text": "\nLahir tanggal 21 Januari tahun ke-3 era Kyōroku (1530) di Istana Kasugayama dari ayah bernama Nagao Tamekage yang menjabat shugodai provinsi Echigo. Setelah sang ayah wafat karena sakit pada tahun 1536 dan jabatan katoku (kepala keluarga) diteruskan oleh kakak Kenshin yang bernama Nagao Harukage, Kenshin terpaksa mondok di kuil Risenji untuk belajar agama Buddha di bawah bimbingan pendeta Tenshitsu Kōiku.", "question_text": "Dimana Uesugi Kenshin lahir?", "answers": [{"text": "Istana Kasugayama", "start_byte": 60, "limit_byte": 77}]} {"id": "1040111739944959305-0", "language": "indonesian", "document_title": "JonBenét Ramsey", "passage_text": "JonBenét Patricia Ramsey /ˌdʒɒnbəˈneɪ pəˈtrɪʃə ˈræmzi/ lahir pada tanggal 06 Agustus 1990 di Atlanta, Georgia, Amerika Serikat dan meninggal pada 25 Desember 1996 di Boulder, Colorado, Amerika Serikat. JonBenét menjadi korban pembunuhan di rumahnya sendiri.", "question_text": "Di hari apakah JonBenét Patricia Ramsey lahir?", "answers": [{"text": "06 Agustus 1990", "start_byte": 88, "limit_byte": 103}]} {"id": "4673297117641990373-5", "language": "indonesian", "document_title": "Olimpiade", "passage_text": "\nPertandingan Olimpiade kuno adalah festival keagamaan dan atletik yang diadakan setiap empat tahun di tempat suci Zeus di Olympia, Yunani. Kompetisi adalah di antara perwakilan dari beberapa negara-kota dan kerajaan Yunani Kuno. Permainan ini terutama menampilkan olahraga atletik tetapi juga olahraga seperti gulat dan perlombaan, balap kuda dan kereta kuda. Telah banyak ditulis bahwa selama Olimpiade, semua konflik di antara negara-negara kota yang berpartisipasi ditunda sampai Olimpiade selesai. Penghentian permusuhan ini dikenal sebagai perdamaian atau gencatan senjata Olimpiade. Ide ini adalah mitos modern karena orang-orang Yunani tidak pernah menangguhkan perang mereka. Gencatan senjata itu memungkinkan para peziarah religius yang sedang melakukan perjalanan ke Olympia untuk melewati wilayah yang berperang tanpa gangguan karena mereka dilindungi oleh Zeus. Asal usul Olimpiade diselimuti misteri dan legenda; salah satu mitos paling populer mengidentifikasi Heracles dan ayahnya Zeus sebagai nenek moyang dari Olimpiade . Menurut legenda, Heracles lah yang pertama kali menyebut pertandingan \"Olimpiade\" dan menetapkan kebiasaan penyelenggaraannya setiap empat tahun. Mitos berlanjut bahwa setelah Heracles menyelesaikan dua belas kerjanya, dia membangun Stadion Olimpiade sebagai suatu kehormatan bagi Zeus. Setelah selesai, ia berjalan dalam garis lurus untuk 200 langkah dan menyebut jarak ini sebagai \"stadion\" (bahasa Yunani: στάδιον, Latin: stadion, \"panggung\"), yang kemudian menjadi jarak yang jauh. Tanggal awal yang paling banyak diterima untuk Olimpiade Kuno adalah 776 SM; ini didasarkan pada prasasti, ditemukan di Olympia, daftar pemenang lomba lari kaki yang diadakan setiap empat tahun dimulai pada 776 SM. Pertandingan Olimpiade kuno menampilkan acara lari, pentathlon (terdiri dari acara melompat, lempar cakram dan lempar lembing, perlombaan kaki, dan gulat), tinju, gulat, pankrasi, dan berkuda. Tradisi mengatakan bahwa Coroebus, juru masak dari kota Elis, adalah juara Olimpiade pertama.", "question_text": "Dimana Olimpiade Yunani Kuno diadakan?", "answers": [{"text": "tempat suci Zeus di Olympia", "start_byte": 103, "limit_byte": 130}]} {"id": "-7553829709263116689-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jayanagara", "passage_text": "Jayanagara (lahir: 1294 - wafat: 1328) adalah raja kedua Kerajaan Majapahit yang memerintah pada tahun 1309-1328, dengan bergelar Sri Maharaja Wiralandagopala Sri Sundarapandya Dewa Adhiswara. Pemerintahan Jayanagara terkenal sebagai masa pergolakan dalam sejarah awal Kerajaan Majapahit. Ia sendiri meninggal akibat dibunuh oleh tabib istananya.", "question_text": "Darimana asal Jayanagara?", "answers": [{"text": "Kerajaan Majapahit", "start_byte": 57, "limit_byte": 75}]} {"id": "-1043328844402551389-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Salib Pertama", "passage_text": "Perang Salib Pertama (1096–1099) merupakan yang pertama dari sejumlah perang salib yang berupaya untuk merebut Tanah Suci, disahkan oleh Paus Urbanus II pada tahun 1095. Perang ini dimulai sebagai suatu peziarahan yang meluas dalam Kekristenan Barat dan berakhir sebagai suatu ekspedisi militer oleh bangsa Eropa Katolik Roma untuk mendapatkan kembali Tanah Suci yang diambil dalam penaklukan kaum Muslim atas Levant (632–661). Pada akhirnya menyebabkan direbutnya kembali Yerusalem pada tahun 1099.", "question_text": "Kapan Perang Salib 1 terjadi ?", "answers": [{"text": "1096", "start_byte": 22, "limit_byte": 26}]} {"id": "-2185157223275180476-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Malaysia", "passage_text": "Ibu kota Malaysia ialah Kuala Lumpur. Kota ini menjadi pusat utama bagi kegiatan kebudayaan, bisnis serta keuangan di Malaysia. Parlemen Malaysia serta kediaman resmi Yang di-Pertuan Agong juga terletak di Kuala Lumpur. Pada tahun 2001, pusat pemerintahan persekutuan Malaysia dipindahkan dari Kuala Lumpur ke kota baru Putrajaya yang terkadang disebut sebagai ibu kota persekutuan. Kedua kota tersebut, bersama Labuan, mempunyai status Wilayah Persekutuan Malaysia.", "question_text": "Apa nama ibukota Malaysia ?", "answers": [{"text": "Kuala Lumpur", "start_byte": 24, "limit_byte": 36}]} {"id": "4297858047411824719-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Berapa jumlah negara yang tergabung dalam uni eropa ?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-6977327767675104653-3", "language": "indonesian", "document_title": "Park Geun-hye", "passage_text": "Park lahir pada tanggal 2 Februari 1952 di Samdeok-dong dari Jung-gu, Daegu, sebagai anak pertama dari Park Chung-hee, presiden ke-3 Korea Selatan yang menjabat antara tahun 1963-1979, dan Yuk Young-soo. Ia memiliki adik, Park Ji-man, dan seorang adik perempuan, Park Geun-Ryeong. Park tak pernah menikah.", "question_text": "Kapan Park Geun-hye lahir ?", "answers": [{"text": "2 Februari 1952", "start_byte": 24, "limit_byte": 39}]} {"id": "209555186497284389-7", "language": "indonesian", "document_title": "Vincent van Gogh", "passage_text": "Vincent Willem van Gogh lahir pada tanggal 30 Maret 1853 di Groot-Zundert di provinsi Brabant Utara yang mayoritas penduduknya menganut agama Katolik.[16] Ia adalah anak sulung dari pasangan Theodorus van Gogh, seorang pendeta Gereja Reformasi Belanda, dan Anna Cornelia Carbentus. Van Gogh diberi nama kakeknya dan juga kakaknya yang lahir mati setahun sebelum Vincent dilahirkan.[note 2] Nama Vincent sendiri sebenarnya merupakan nama yang sering dipakai dalam keluarga Van Gogh: kakeknya, Vincent (1789–1874), yang memperoleh gelar dalam bidang teologi di Universitas Leiden pada tahun 1811, dikaruniai enam anak laki-laki, dan tiga diantaranya menjadi pedagang seni. Vincent yang ini mungkin dinamai dari paman ayahnya yang berprofesi sebagai seorang pemahat (1729–1802).[18]", "question_text": "dimanakah Van gogh dilahirkan?", "answers": [{"text": "Groot-Zundert di provinsi Brabant Utara", "start_byte": 60, "limit_byte": 99}]} {"id": "327557829099489103-6", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Anyelir", "passage_text": "\n\nPada bulan Februari 1974, Caetano bertekad untuk menghapus Umum António de Spínola dalam menghadapi meningkatnya penentangan dengan Spinola atas promosi perwira militer dan arah kebijakan kolonial Portugis. Pada titik ini, beberapa perwira sayap kiri militer yang menentang perang membentuk konspirasi - yang Movimento das Forças Armadas (MFA, \"Angkatan Bersenjata Gerakan\"), untuk menggulingkan pemerintah dengan kudeta militer. MFA ini dipimpin oleh jurusan Vitor Alves dan Otelo Saraiva de Carvalho dan kapten Vasco Lourenço dan bergabung dengan Salgueiro Maia. Gerakan ini secara signifikan dibantu oleh petugas lain dalam tentara Portugis yang didukung Spinola dan reformasi sipil dan militer yang demokratis. Beberapa pengamat berspekulasi bahwa Costa Gomes sebenarnya memimpin revolus", "question_text": "Apa penyebab terjadinya Revolusi Anyelir?", "answers": [{"text": "meningkatnya penentangan dengan Spinola atas promosi perwira militer dan arah kebijakan kolonial Portugis", "start_byte": 104, "limit_byte": 209}]} {"id": "3813122744122743411-4", "language": "indonesian", "document_title": "Provinsi di Vietnam", "passage_text": "Dalam hal luas lahan, provinsi terbesar adalah Nghệ An, yang membentang dari kota Vinh sampai lembah Sông Cả. Kota dengan luas lahan yang terkecil adalah Bắc Ninh, terletak di daerah Delta Sungai merah yang padat\n.", "question_text": "Apa kota terkecil di Vietnam ?", "answers": [{"text": "Bắc Ninh", "start_byte": 159, "limit_byte": 169}]} {"id": "-1139784425661267433-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ahmad Rifai Arief", "passage_text": "Ahmad Rifai Arief adalah putra sulung dari H. Qasad Mansyur bin Markai Mansyur dan Hj. Hindun Masthufah binti Rubama. Ayahnya merupakan seorang guru agama pada \"Madrasah Ibtidaiyah Masyariqul Anwar\", yang terletak di kampung Pasir Gintung, Balaraja (sekarang Jayanti), Tangerang. Oleh sebab itulah Rifa'i dibesarkan dalam lingkungan yang taat dan sarat dengan nilai-nilai agama.", "question_text": "siapakah orang tua K.H. Ahmad Rifa'i Arief?", "answers": [{"text": "H. Qasad Mansyur bin Markai Mansyur dan Hj. Hindun Masthufah binti Rubama", "start_byte": 43, "limit_byte": 116}]} {"id": "4221309628853720496-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sastra Inggris Kuno", "passage_text": "\nSastra Anglo-Saxon atau sastra Inggris Kuno meliputi sastra yang ditulis dalam bahasa Inggris Kuno pada periode pasca Romawi dari kurang lebih pertengahan abad ke-5 sampai pada Penaklukan Norman tahun 1066. Karya-karya ini mencakup genre seperti sajak wiracarita, hagiografi, khotbah, terjemahan Alkitab, undang-undang, kronik, teka-teki, dan lain-lain. Secara total ada sekitar 400 manuskrip yang terlestarikan dari masa ini, sebuah korpus penting baik bagi khalayak ramai atau para peneliti.", "question_text": "Kapan Sastra Anglo-Saxon pertama kali ditulis?", "answers": [{"text": "abad ke-5", "start_byte": 156, "limit_byte": 165}]} {"id": "-4197218184778372368-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bima (Mahabharata)", "passage_text": "\nBima atau Bimasena adalah seorang tokoh protagonis dalam wiracarita Mahabharata. Ia merupakan putra Kunti, dan dikenal sebagai tokoh Pandawa yang kuat, bersifat selalu kasar dan menakutkan bagi musuh,[1] walaupun sebenarnya berhati lembut. Di antara Pandawa, dia berada di urutan kedua dari lima bersaudara. Saudara seayahnya ialah Hanoman, wanara terkenal dalam epos Ramayana. Mahabharata menceritakan bahwa Bima gugur di pegunungan bersama keempat saudaranya setelah Bharatayuddha berakhir. Cerita tersebut dikisahkan dalam jilid ke-18 Mahabharata yang berjudul Mahaprasthanikaparwa. Bima setia pada satu sikap, yaitu tidak suka berbasa-basi, tak pernah bersikap mendua, serta tidak pernah menjilat ludahnya sendiri.", "question_text": "Siapa itu Bimasena?", "answers": [{"text": "tokoh protagonis dalam wiracarita Mahabharata", "start_byte": 37, "limit_byte": 82}]} {"id": "5342368784485396775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samanhudi", "passage_text": "Samanhudi atau sering disebut Kyai Haji Samanhudi (lahir di Laweyan, Surakarta, Jawa Tengah, 1868; meninggal di Klaten, Jawa Tengah, 28 Desember 1956) adalah pendiri Sarekat Dagang Islam, sebuah organisasi massa di Indonesia yang awalnya merupakan wadah bagi para pengusaha batik di Surakarta. Nama kecilnya ialah Sudarno Nadi.", "question_text": "Dari manakah asal Haji Samanhudi?", "answers": [{"text": "Surakarta", "start_byte": 69, "limit_byte": 78}]} {"id": "1156472406076987433-5", "language": "indonesian", "document_title": "Paul Nobuo Tatsuguchi", "passage_text": "Di Hiroshima, Tatsuguchi memiliki praktik dokter gigi yang sukses dan membantu pendirian Gereja Advent Hiroshima. Ia menikah dengan Sadako Shibata yang juga memiliki perhatian terhadap Amerika Serikat dan lancar berbahasa Inggris. Suichi dan Sadako memiliki tiga anak laki-laki dan tiga anak perempuan. Ketiga anak laki-lakinya semua disekolahkan di Amerika Serikat.[3] Anak tengah, lahir pada 31 Agustus 1911, diberinya nama Barat, Paul dan nama Jepang Nobuo. Nama panggilannya di rumah adalah \"Joseph\".", "question_text": "Kapan Paul Nobuo Tatsuguchi lahir?", "answers": [{"text": "31 Agustus 1911", "start_byte": 394, "limit_byte": 409}]} {"id": "-6680608530283687591-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gent–Wevelgem", "passage_text": "Gent–Wevelgem adalah balap sepeda jalan raya klasik yang diadakan di Belgia pada akhr bulan Maret setiap tahun. Event ini pertama diadakan pada tahun 1934, dan sering disebut sebagai klasik sprinter karena lintasan akhir yang datar.[1] Tanggal penyelenggaraan di awal musim berarti pembalap akan sering diuji oleh angin dan hujan. Tantangan lain meliput sejumlah tanjakan, termasuk dua tanjakan berbatu, dan Kemmelberg yang sulit.", "question_text": "Kapan Gent–Wevelgem pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "1934", "start_byte": 152, "limit_byte": 156}]} {"id": "1940722419163175330-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stadion Yankee", "passage_text": "Yankee Stadium adalah sebuah stadion yang terletak di Bronx, New York City. Stadion ini berperan sebagai kandang lapangan bisbol bagi New York Yankees, menggantikan Yankee Stadium sebelumnya yang dibangun tahun 1923. Stadion baru ini dibangun di seberang jalan, tepatnya sebelah utara-timur laut dari Yankee Stadium 1923 di lahan bekas Macombs Dam Park. Stadion ini dibuka tanggal 2 April 2009, ketika Yankees mengadakan latihan di depan para penggemarnya dari Bronx. Pertandingan pertama di Yankee Stadium baru ini adlaah pertandingan eksebisi pra-musim melawan Chicago Cubs pada 3 April 2009 yang dimenangkan Yankees dengan skor 7–4.[6] Pertandingan musim reguler pertama diadakan pada 16 April, Yankees kalah melawan Cleveland Indians dengan skor 10–2.[7][8]", "question_text": "apa nama stadium New York Yankees?", "answers": [{"text": "Yankee Stadium", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-5665494039268036161-0", "language": "indonesian", "document_title": "Thales", "passage_text": "Thales dari Miletos adalah seorang filsuf yang mengawali sejarah filsafat Barat pada abad ke-6 SM.[1][2][3] Sebelum Thales, pemikiran Yunani dikuasai cara berpikir mitologis dalam menjelaskan segala sesuatu.[1] Pemikiran Thales dianggap sebagai kegiatan berfilsafat pertama dan di sebut sebagai bapak filsafat.[4] Karena mencoba menjelaskan dunia dan gejala-gejala di dalamnya tanpa bersandar pada mitos melainkan pada rasio manusia.[1] Ia juga dikenal sebagai salah seorang dari Tujuh Orang Bijaksana (dalam bahasa Yunani hoi hepta sophoi), yang oleh Aristoteles diberi gelar 'filsuf yang pertama'.[2] Selain sebagai filsuf, Thales juga dikenal sebagai ahli geometri, astronomi, dan politik.[2] Bersama dengan Anaximandros dan Anaximenes, Thales digolongkan ke dalam Mazhab Miletos.[1][5]", "question_text": "Siapakah yang dikenal dengan bapak filsafat ?", "answers": [{"text": "Thales dari Miletos", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "-6690328616202721873-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Patah", "passage_text": "Raden Patah (Jawa: ꦫꦢꦺꦤ꧀ꦦꦠꦃcode: jav promoted to code: jv ) alias Jin Bun (Hanzi: 靳文, Pinyin: Jìn Wén) bergelar Senapati Jimbun[1] atau Panembahan Jimbun[2](lahir: Palembang, 1455; wafat: Demak, 1518) adalah pendiri dan sultan Demak pertama dan memerintah tahun 1500-1518. Menurut kronik Tiongkok dari Kuil Sam Po Kong Semarang, ia memiliki nama Tionghoa yaitu Jin Bun tanpa nama marga di depannya, karena hanya ibunya yang berdarah Tionghoa. Jin Bun artinya orang kuat.[3] Nama tersebut identik dengan nama Arabnya \"Fatah (Patah)\" yang berarti kemenangan. Pada masa pemerintahannya Masjid Demak didirikan, dan kemudian ia dimakamkan di sana.", "question_text": "Siapakah raja pertama Kesultanan Demak?", "answers": [{"text": "Raden Patah", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "832592130662134524-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tuak nira", "passage_text": "Tuak nira adalah minuman beralkohol jenis tuak yang dibuat dari nira (getah) dari mayang berbagai jenis pohon palem seperti lontar (siwalan), kurma dan kelapa.[1] Minuman yang umumnya berkadar alkohol sekitar 4% ini sangat digemari di Nusantara (Indonesia), umumnya disebut hanya tuak di Sumatera Utara (suku Batak) dan juga daerah lain Indonesia, seperti ballo di Sulawesi Selatan (Tana Toraja), dan saguer di Sulawesi Utara.", "question_text": "Dimana Tuak nira diproduksi di Indonesia?", "answers": [{"text": "Sumatera Utara", "start_byte": 288, "limit_byte": 302}]} {"id": "-7557435993194156840-18", "language": "indonesian", "document_title": "Surat Paulus kepada Jemaat di Efesus", "passage_text": "Surat Efesus ditemukan pada dua kanon paling tua, susunan Marcion (yang memberinya judul “Surat Laodikea”) dan Kanon Muratori. Juga dikutip oleh para bapa gereja seperti Klemens dari Roma, Hermas, Barnabas, Ignatius, dan Polikarpus, demikian pula Tertullian, Klemens dari Aleksandria, dan Origenes. Naskah ini juga dijumpai di antara surat-surat Paulus pada Papirus 46, salah satu naskah tertua yang diperkirakan dibuat pada abad ke-2, meskipun ada yang berpendapat dibuat pada tahun 70 M.[13]", "question_text": "dimanakah kanon Muratori ditemukan?", "answers": [{"text": "abad ke-2", "start_byte": 429, "limit_byte": 438}]} {"id": "2009767545342769620-1", "language": "indonesian", "document_title": "Honshū", "passage_text": "Panjang Honshu sekitar 1.300 km dan lebarnya bervariasi antara 50 hingga 230 km. Total wilayahnya adalah 230.500 km², sekitar 60% total luas wilayah Jepang. Garis pantainya sepanjang 5.450 km.", "question_text": "Berapa luas pulau Honshu?", "answers": [{"text": "230.500 km²", "start_byte": 105, "limit_byte": 117}]} {"id": "-6004817073443906309-5", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Industri", "passage_text": "Faktor yang melatarbelakangi terjadinya Revolusi Industri adalah terjadinya revolusi ilmu pengetahuan pada abad ke 16 dengan munculnya para ilmuwan seperti Francis Bacon, René Descartes, Galileo Galilei serta adanya pengembangan riset dan penelitian dengan pendirian lembaga riset seperti The Royal Improving Knowledge, The Royal Society of England, dan The French Academy of Science. Adapula faktor dari dalam seperti ketahanan politik dalam negeri, perkembangan kegiatan wiraswasta, jajahan Inggris yang luas dan kaya akan sumber daya alam.", "question_text": "Apakah faktor penyebab evolusi Industri?", "answers": [{"text": "terjadinya revolusi ilmu pengetahuan pada abad ke 16 dengan munculnya para ilmuwan seperti Francis Bacon, René Descartes, Galileo Galilei serta adanya pengembangan riset dan penelitian dengan pendirian lembaga riset seperti The Royal Improving Knowledge, The Royal Society of England, dan The French Academy of Science. Adapula faktor dari dalam seperti ketahanan politik dalam negeri, perkembangan kegiatan wiraswasta, jajahan Inggris yang luas dan kaya akan sumber daya alam", "start_byte": 65, "limit_byte": 542}]} {"id": "2435089543304348962-4", "language": "indonesian", "document_title": "Chris Kyle", "passage_text": "Pada tahun 2001, Chris berkenalan dengan Taya Renae, seorang perempuan cantik anak wali kota Lake Oswego, Oregon bernama Kent Studebaker. Hanya berpacaran selama setahun, Chris lantas menikahi Taya. Pernikahan mereka menghasilkan dua anak", "question_text": "siapakah istri Christopher Scott \"Chris\" Kyle?", "answers": [{"text": "Taya Renae", "start_byte": 41, "limit_byte": 51}]} {"id": "3577997782300742990-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat Kepresidenan Indonesia", "passage_text": "Pesawat kepresidenan Indonesia adalah pesawat udara khusus yang digunakan oleh Presiden Indonesia dan Wakil Presiden Indonesia. Pesawat ini dirancang untuk memenuhi persyaratan demi menunjang pelaksanaan tugas kenegaraan Presiden Indonesia.[1] Indonesia yang merupakan salah satu negara dengan wilayah yang luas memerlukan pesawat khusus untuk menunjang perjalanan udara presiden ke seluruh wilayah Indonesia maupun internasional.", "question_text": "Kapan Pesawat kepresidenan Indonesia boleh digunakan?", "answers": [{"text": "menunjang pelaksanaan tugas kenegaraan Presiden Indonesia", "start_byte": 182, "limit_byte": 239}]} {"id": "1874753985580502337-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Romawi", "passage_text": "Romulus adalah raja pertama sekaligus pendiri Roma. Romulus mendirikan Roma di atas bukit Palatine. Setelah mendirikan Roma, Romulus mengizinkan semua laki-laki, baik manusia bebas ataupun budak, untuk datang dan menjadi warga Roma.[9] Untuk menyediakan istri bagi warganya, Romulus menculik wanita-wanita kaum Sabin sehingga kerajaan Sabin memerangi Roma.[10] Setelah berperang dengan kaun Sabin, Romulus berbagi gelar dengan raja Sabin, Titus Tatius.[11][12] Pada masa pemerintahannya, Roma juga berperang dengan kerajaan Fidenate dan Veii.[13]", "question_text": "Siapa raja pertama Kerajaan Romawi ?", "answers": [{"text": "Romulus", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "1037399708210780921-1", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Edinburgh, ibu kota negara dan kota terbesar kedua, adalah salah satu pusat keuangan terbesar di Eropa.[12] Edinburgh pernah menjadi pusat Pencerahan Skotlandia pada abad ke-18, yang mengubah Skotlandia menjadi salah satu kekuatan industri, perdagangan, dan intelektual di Eropa. Glasgow, kota terbesar di Skotlandia,[13] pernah menjadi salah satu kota industri terkemuka di dunia dan saat ini berlokasi di pusat konurbasi Glasgow Raya. Perairan Skotlandia terdiri dari sejumlah besar sektor[14] Atlantik Utara dan Laut Utara, mengandung cadangan minyak terbesar di Uni Eropa. Karena hal ini, Aberdeen, kota terbesar ketiga di Skotlandia, dijuluki dengan ibu kota minyak Eropa.[15]", "question_text": "Apa nama kota terbesar di Skotlandia ?", "answers": [{"text": "Glasgow", "start_byte": 280, "limit_byte": 287}]} {"id": "2050269279545143048-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sun Li-jen", "passage_text": "Sun Li-jen lahir di Jinnu, Lujiang, Chaohu, Anhui, dengan leluhur di County Shucheng. Dalam Gerakan 4 Mei, ia menjadi bagian dari Pengawas dalam unjuk rasa di Lapangan Tiananmen. Pada tahun yang sama (1919) ia menikah dengan Gong Xitao (龔夕濤) dan pada tahun 1920 diterima di Universitas Tsinghua jurusan teknik sipil. Sun menjadi bintang basket di Tsinghua. Ia memimpin tim Tiongkok meraih medali emas dalam Far Eastern Championship Games tahun 1921.[2]", "question_text": "Kapan Sun Li-jen menikah?", "answers": [{"text": "1919", "start_byte": 201, "limit_byte": 205}]} {"id": "-741374378412704321-0", "language": "indonesian", "document_title": "TDMA", "passage_text": "Time division multiple access (TDMA) diperkenalkan oleh Asosiasi Industri Telekomunikasi (Telecommunications Industry Association, TIA) yang terakreditasi oleh American National Standards Institute (ANSI), adalah teknologi transmisi digital yang mengalokasikan slot waktu yang unik untuk setiap pengguna pada masing-masing saluran[1], dan menjadi salah satu metode utama yang digunakan oleh jaringan digital telepon seluler untuk menghubungkan panggilan telepon. Sinyal digital dari jaringan digital dihubungkan ke pengguna tertentu untuk berhubungan dengan sebuah kanal frekuensi digital tersendiri tanpa memutuskannya dengan mengalokasikan waktu. TDMA juga merupakan metode pengembangan dari FDMA yakni setiap kanal frekuensinya dibagi lagi dalam slot waktu sekitar 10 ms. Sistem ini juga didukung oleh berbagai macam pelayanan untuk pengguna terakhir seperti suara, data, faksimili, layanan pesan singkat (sms), dan pesan siaran.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan Time division multiple access?", "answers": [{"text": "teknologi transmisi digital yang mengalokasikan slot waktu yang unik untuk setiap pengguna pada masing-masing saluran[1], dan menjadi salah satu metode utama yang digunakan oleh jaringan digital telepon seluler untuk menghubungkan panggilan telepon", "start_byte": 213, "limit_byte": 461}]} {"id": "1071862558343040873-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bad Religion", "passage_text": "Bad Religion adalah band beraliran punk yang dibentuk pada tahun 1979 di Los Angeles, California. Para personilnya yang cukup berpendidikan berhasil membuat band ini menjadi sebuah fenomena yang cukup berpengaruh dengan memainkan lagu-lagu beraliran punk dengan beat khas punck rock yang cepat namun melodius dengan lirik-lirik kritis yang berkisar masalah-masalah sosial, politik dan agama. Struktur kalimat-kalimat dalam lyric yang variatif dan elaboratif dipadukan dengan gaya bahasa yang puitis dan vocabulary yang bahkan memaksa orang Amerika sendiri untuk membuka kamus, membuat band ini unik dan cepat memperoleh simpatisan yang cukup banyak ketika mereka mengeluarkan album pertama mereka pada 1981 di daerah Southern California. Band ini beranggotakan Greg Graffin, vocal , Jay Bentley, Bas/backing vocal , Jay Ziskrout, drums , and Brett Gurewitz, guitar/backing vocals atau lebih dikenal sebagai Mr.Brett. Setelah peluncuran EP pertama dengan label Epitaph Records milik Mr.Brett yang juga merangkap sebagai manager band, pada tahun 1982, band yang baru menyelesaikan sekolah setingkat SMU ini meluncurkan album full berjudul \"How Could Hell Any Worse?\". Namun, di tengah pengerjaan album ini, Jay Ziskrout mengundurkan diri dari band dan posisinya digantikan oleh Peter Finestone.", "question_text": "siapakah vokalis Bad Religion?", "answers": [{"text": "Greg Graffin", "start_byte": 761, "limit_byte": 773}]} {"id": "-4002392625998296447-1", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "Alkitab kanonik bervariasi tergantung pada tradisi ataupun kelompok; sejumlah kanon Alkitab telah berevolusi, dengan isi yang tumpang-tindih dan divergen.[2] Perjanjian Lama Kristen bertumpang tindih dengan Alkitab Ibrani dan Septuaginta Yunani; Alkitab Ibrani dikenal dalam Yudaisme dengan sebutan Tanakh. Perjanjian Baru merupakan sekumpulan tulisan karya umat Kristen awal, yang diyakini bahwa kebanyakan di antaranya adalah para murid Yahudi Kristus, ditulis dalam bahasa Yunani Koine abad pertama. Tulisan-tulisan Yunani Kristen awal ini terdiri dari berbagai narasi, surat, dan tulisan apokaliptik. Di antara denominasi-denominasi Kristen terdapat beberapa perbedaan pendapat mengenai isi kanon, terutama dalam Apokrifa, yakni sejumlah karya yang dipandang dengan beragam tingkat penghormatan.", "question_text": "Dalam bahasa apakah Alkitab pertama ditulis ?", "answers": [{"text": "Yunani Koine", "start_byte": 476, "limit_byte": 488}]} {"id": "8565680146769215175-1", "language": "indonesian", "document_title": "Injil", "passage_text": "Injil (, euangelion – yang berarti Kabar Baik; Arabic: إنجيل‎, Injīl; English: Gospel) adalah istilah yang digunakan untuk menyebut keempat kitab pertama dalam Alkitab Perjanjian Baru menurut kepercayaan Kristen. Keempat kitab tersebut, Injil Matius, Injil Markus, Injil Lukas, dan Injil Yohanes, disebut Kabar Baik, karena orang Kristen percaya bahwa narasi keempat Injil yang berpuncak pada kematian dan kebangkitan Yesus tersebut merupakan kisah penyelamatan Allah kepada umat manusia yang berdosa, supaya manusia dapat kembali mengenal Allah yang sesungguhnya dan dapat masuk ke surga. Menurut Islam, Injil adalah kitab yang diturunkan kepada Nabi Isa a.s.", "question_text": "Ada berapa jenis kitab Injil?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 225, "limit_byte": 230}]} {"id": "-6718964577538985083-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lambang negara Indonesia", "passage_text": "Lambang negara Indonesia adalah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhinneka Tunggal Ika. Lambang negara Indonesia berbentuk burung Garuda yang kepalanya menoleh ke sebelah kanan (dari sudut pandang Garuda), perisai berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher Garuda, dan semboyan Bhinneka Tunggal Ika yang berarti “Berbeda-beda tetapi tetap satu” ditulis di atas pita yang dicengkeram oleh Garuda. Lambang ini dirancang oleh Sultan Hamid II dari Pontianak, yang kemudian disempurnakan oleh Presiden Soekarno, dan diresmikan pemakaiannya sebagai lambang negara pertama kali pada Sidang Kabinet Republik Indonesia Serikat tanggal 11 Februari 1950.", "question_text": "Apa lambang negara Indonesia ?", "answers": [{"text": "Garuda Pancasila", "start_byte": 32, "limit_byte": 48}]} {"id": "7203064472782170293-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Okinawa", "passage_text": "Pulau Okinawa (沖縄本島 Okinawa-hontō, atau 沖縄島 Okinawa-jima) adalah pulau terbesar di Kepulauan Okinawa sekaligus di Kepulauan Ryukyu, Jepang. Kota Naha ibu kota Prefektur Okinawa berada di Pulau Okinawa. Pulau ini luasnya 1.201,03km2 dan jaraknya kira-kira 640km sebelah selatan pulau-pulau utama Jepang. Okinawa adalah tempat kelahiran olahraga bela diri karate.", "question_text": "Berapa luas Okinawa?", "answers": [{"text": "1.201,03km2", "start_byte": 235, "limit_byte": 246}]} {"id": "2509455884372300272-4", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "\nPaul Allen dan Bill Gates, sesama teman masa kecil yang menggemari pemrograman komputer, berusaha membuat bisnis yang sukses dengan memanfaatkan kemampuan mereka. Majalah Popular Electronics edisi Januari 1975 menampilkan mikrokomputer Altair 8800 buatan Micro Instrumentation and Telemetry Systems (MITS). Allen mengetahui bahwa mereka bisa memprogram penerjemah BASIC untuk alat tersebut; setelah mendapat panggilan telepon dari Gates yang mengklaim bahwa mereka punya penerjemah, MITS langsung minta didemonstrasikan. Karena saat itu mereka memang tidak punya penerjemah, Allen membuat sebuah simulator untuk Altair, sementara Gates mengembangkan penerjemahnya. Meski mereka mengembangkan penerjemah pada sebuah simulator, bukan alat aslinya, penerjemah tersebut beroperasi dengan sangat mulus ketika didemonstrasikan kepada MITS di Albuquerque, New Mexico pada bulan Maret 1975; MITS setuju mendistribusikan dan memasarkannya dengan nama Altair BASIC.[6]:108, 112–114 Mereka secara resmi mendirikan Microsoft tanggal 4 April 1975 dan mengangkat Gates sebagai CEO.[8] Allen mencetuskan nama \"Micro-Soft\", seperti yang dikatakan dalam . Pada bulan Agustus 1977, perusahaan ini membuat perjanjian dengan ASCII Magazine di Jepang dan berujung pada pendirian kantor internasional pertamanya, \"ASCII Microsoft\".[9] Perusahaan ini pindah ke kantor barunya di Bellevue, Washington bulan Januari 1979.[8]", "question_text": "siapakah yang mendirikan Microsoft ?", "answers": [{"text": "Paul Allen dan Bill Gates", "start_byte": 1, "limit_byte": 26}]} {"id": "-1308905166244634974-38", "language": "indonesian", "document_title": "Emas", "passage_text": "Investasi emas yang cukup baik adalah dalam bentuk batangan (emas lantakan). Di Indonesia, emas batangan yang cukup terkenal adalah emas bermerek Logam Mulia yang diproduksi oleh PT Aneka Tambang (Antam) dengan kadar emas 99,99 persen. Sebagai tanda keaslian, Anda akan mendapatkan sertifikat emas yang dibubuhi nomor seri, sesuai dengan nomor seri yang terukir pada emas batangan.\nBerbeda dengan emas perhiasan, emas batangan lebih mudah dijual kembali.", "question_text": "Apa perbedaan emas perhiasan dan emas batangan?", "answers": [{"text": "emas batangan lebih mudah dijual kembali", "start_byte": 413, "limit_byte": 453}]} {"id": "-8764676037761656979-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjamuan Kudus", "passage_text": "\nPerjamuan Kudus, Perjamuan Suci, Perjamuan Paskah, atau Ekaristi (English: eucharist) adalah suatu ritus yang dipandang oleh kebanyakan Gereja dalam Kekristenan sebagai suatu sakramen. Menurut beberapa kitab Perjanjian Baru, Ekaristi dilembagakan oleh Yesus Kristus saat Perjamuan Malam Terakhir.[1] Yesus memberikan murid-murid-Nya roti dan anggur saat makan Paskah, lalu memerintahkan para pengikutnya: \"perbuatlah ini menjadi peringatan akan Aku\" sambil merujuk roti tersebut sebagai \"tubuh-Ku\" dan anggur tersebut sebagai \"darah-Ku\".[2]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Ekaristi ?", "answers": [{"text": "suatu ritus yang dipandang oleh kebanyakan Gereja dalam Kekristenan sebagai suatu sakramen", "start_byte": 94, "limit_byte": 184}]} {"id": "-5772971618304064931-0", "language": "indonesian", "document_title": "Struktur sosial", "passage_text": "Struktur sosial[1][2] adalah suatu tingkatan dalam masyarakat. Salah satu jenis contoh konkrit dari struktur sosial adalah sistem kasta.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan struktur sosial?", "answers": [{"text": "tingkatan dalam masyarakat", "start_byte": 35, "limit_byte": 61}]} {"id": "-2489055095995393679-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Akhemeniyah", "passage_text": "Xerxes I digantikan oleh Artaxerxes I (465–424 SM), yang memindahkan ibu kota dari Persepolis ke Babylon. Pada masa pemerintahannya bahasa Elam tak lagi digunakan sebagai bahasa pemerintahan, sedangkan bahasa Aram menjadi lebih banyak digunakan. Kemungkinan pada pemerintahannya juga kalender matahari digunakan sebagai kalender nasional. Artaxerxes menjadikan Zoroastrianisme sebagai agama negara sehingga pada masa kini dia disebut juga sebagai Constantinus bagi agama tersebut.", "question_text": "Apakah bahasa Kekaisaran Persia Akhaimenia?", "answers": [{"text": "bahasa Aram", "start_byte": 204, "limit_byte": 215}]} {"id": "-4828956533766014709-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "\nFederasi Rusia[1] (Russian:Росси́йская Федера́ция, tr.Rossiyskaya Federatsiya,IPA:[rɐˈsʲijskəjə fʲɪdʲɪˈratsɨjə](listen)), umumnya disebut Rusia (Russian:Росси́я, tr.Rossija,IPA:[rɐˈsʲijə](listen)), adalah sebuah negara berdaulat yang membentang dengan luas di sebelah timur Eropa dan utara Asia. Dengan wilayah seluas 17.125.200km²,[2] Rusia adalah negara terluas di dunia. Wilayahnya mencakup seperdelapan luas daratan bumi,[3][4][5], penduduknya menduduki peringkat kesembilan terbanyak di dunia dengan jumlah sekitar 146 juta jiwa (Maret 2016).[6][7] Wilayahnya membentang sepanjang Asia Utara dan sebagian Eropa timur, Rusia memiliki 11 zona waktu dan wilayahnya terdiri dari berbagai tipe lingkungan dan tanah. Dari barat laut sampai ke tenggara, Rusia berbatasan dengan Norwegia, Finlandia, Estonia, Latvia, Lituania dan Polandia (keduanya berbatasan dengan Kaliningrad Oblast), Belarusia, Ukraina, Georgia, Azerbaijan, Kazakhstan, China, Mongolia, dan Korea Utara. Negara ini berbatasan laut dengan Jepang di Laut Okhotsk dan negara bagian Alaska, Amerika Serikat di Selat Bering.", "question_text": "Berapa luas Rusia?", "answers": [{"text": "17.125.200km²", "start_byte": 363, "limit_byte": 377}]} {"id": "-8372445544229700617-3", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Khaldun", "passage_text": "Abdurahman bin Muhammad bin Muhammad bin Muhammad bin bin Abdurahman bin Ibnu Khaldun, yang dikenal sebagai \"Ibnu Khaldun\", lahir di Tunisia pada tahun 1332 M (732 H.) berasal dari keluarga Andalusia kelas atas keturunan Arab. Leluhur keluarga tersebut memiliki hubungan kekerabatan dengan Waíl ibn Hujr, seorang teman Nabi Muhammad. Keluarga Ibnu Khaldun memiliki banyak kantor di Andalusia, beremigrasi ke Tunisia setelah jatuhnya Sevilla ke Reconquista pada tahun 1248. Di bawah pemerintahan dinasti Hafsiyun beberapa keluarganya memegang jabatan politik; namun Ayah dan kakek Ibnu Khaldun menarik diri dari kehidupan politik dan bergabung dalam tatanan mistis. Saudaranya, Yahya Khaldun, juga seorang sejarawan yang menulis sebuah buku tentang dinasti Abdalwadid, dan ia dibunuh oleh saingannya yakni seorang ahli historiografi.[2]", "question_text": "Kapan Ibn Khaldun lahir?", "answers": [{"text": "1332 M", "start_byte": 152, "limit_byte": 158}]} {"id": "9004625196987523640-2", "language": "indonesian", "document_title": "Peluruhan radioaktif", "passage_text": "Satuan internasional (SI) untuk pengukuran peluruhan radioaktif adalah becquerel (Bq). Jika sebuah material radioaktif menghasilkan 1 buah kejadian peluruhan tiap 1 detik, maka dikatakan material tersebut mempunyai aktivitas 1 Bq. Karena biasanya sebuah sampel material radioaktif mengandung banyak atom,1 becquerel akan tampak sebagai tingkat aktivitas yang rendah; satuan yang biasa digunakan adalah dalam orde gigabecquerel.", "question_text": "Apakah Satuan internasional (SI) untuk pengukuran peluruhan radioaktif?", "answers": [{"text": "becquerel", "start_byte": 71, "limit_byte": 80}]} {"id": "4312507581245852075-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat lunak", "passage_text": "\nPerangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan perangkat lunak ?", "answers": [{"text": "istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer", "start_byte": 70, "limit_byte": 249}]} {"id": "4970656182062237572-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dolar Hong Kong", "passage_text": "Dolar Hong Kong (All {{zh-xx}} templates have been merged into {{zh}}, which can do anything. Consult that template's documentation for more details.", "question_text": "Apa mata uang Hong kong ?", "answers": [{"text": "Dolar Hong Kong", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "4006674629639076125-3", "language": "indonesian", "document_title": "Maliq & D'Essentials", "passage_text": "Maliq & D'Essentials pertama kali dibentuk pada 15 Mei 2002 dengan berisikan 9 personel. Perjalanan karier mereka sebagai musisi diawali dengan menjadi band cafe di sebuah pub kecil dalam hotel berbintang lima di Jakarta, di mana mereka memainkan musik-musik yang pada waktu itu belum terlalu lazim diusung di kalangan anak muda pada umumnya. Kini setelah 15 tahun berdiri, mereka semakin kompak meski hanya menyisakan 6 personel yang terdiri dari Angga Puradiredja (Vokal), Indah (Vokal), Ilman (Keyboard & Piano), Jawa (Bass), Lale (Gitar) dan Widi (Drum).", "question_text": "Kapan MALIQ & D'Essentials didirikan?", "answers": [{"text": "15 Mei 2002", "start_byte": 48, "limit_byte": 59}]} {"id": "8132867665864591930-6", "language": "indonesian", "document_title": "Nigeria", "passage_text": "Pada Hari Natal, 25 Desember 2011, Nigeria diguncang insiden berdarah. Sebanyak 40 orang tewas akibat bom yang menghantam gereja di dekat ibukota Nigeria, Abuja, termasuk 1 orang pelaku dan 3 orang polisi. Bom tersebut meledak menjelang perayaan Natal. Kelompok militan yang dipimpin oleh Boko Haram mengatakan bertanggung jawab atas peristiwa tersebut.[1][2]", "question_text": "apakah nama ibukota Nigeria?", "answers": [{"text": "Abuja", "start_byte": 155, "limit_byte": 160}]} {"id": "2119632382169140229-1", "language": "indonesian", "document_title": "Finlandia", "passage_text": "Tahun 2013, populasi Finlandia sekitar 5,5 juta jiwa dan mayoritas tinggal di kawasan selatana.[1] Dari luas, negara ini menempati luasan kedelapan terbesar di Eropa dan negara yang memiliki kepadatan penduduk terendah di Uni Eropa. Finlandia adalah negara republik parlementer dengan pemerintah pusatnya di ibukota Helsinki, pemerintah lokal di 317 munisipalitas,[2] dan daerah otonomi Kepulauan Åland. Lebih dari 1,4 juta jiwa tinggal di kawasan Helsinki Raya, yang menghasilkan sepertiga produk domestik bruto negara. Kota besar lainnya adalah Tampere, Turku, Oulu, Jyväskylä, Lahti, dan Kuopio.", "question_text": "apakah nama ibukota di Finlandia ?", "answers": [{"text": "Helsinki", "start_byte": 316, "limit_byte": 324}]} {"id": "6688626262145227326-4", "language": "indonesian", "document_title": "Mochtar Riady", "passage_text": "Mochtar Riady sudah bercita-cita menjadi seorang bankir di usia 10 tahun. Ketertarikan Mochtar Riady yang dilahirkan di Malang pada tanggal 12 Mei 1929 ini disebabkan karena setiap hari ketika berangkat sekolah, dia selalu melewati sebuah gedung megah yang merupakan kantor dari Nederlandsche Handels Bank (NHB) dan melihat para pegawai bank yang berpakaian rapih dan kelihatan sibuk. Mochtar Riady masih sangat ingin menjadi seorang bankir, namun ayahnya tidak mendukung karena profesi bankir menurut ayahnya hanya untuk orang kaya, sedangkan kondisi keluarga mereka saat itu sangat miskin.", "question_text": "Dimana Mochtar Riady lahir?", "answers": [{"text": "Malang", "start_byte": 120, "limit_byte": 126}]} {"id": "-895371944291998076-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan sel ?", "answers": [{"text": "kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup", "start_byte": 28, "limit_byte": 125}]} {"id": "7395193413078261384-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimia analisis", "passage_text": "\nKimia analisis adalah studi pemisahan, identifikasi, dan kuantifikasi komponen kimia dalam bahan alam maupun buatan.[1] Analisis kualitatif memberikan indikasi identitas spesies kimia di dalam sampel. Sedangkan analisis kuantitatif menentukan jumlah komponen tertentu dalam suatu zat. Pemisahan komponen seringkali dilakukan sebelum melakukan analisis.", "question_text": "Apa itu Kimia analitik?", "answers": [{"text": "studi pemisahan, identifikasi, dan kuantifikasi komponen kimia dalam bahan alam maupun buatan", "start_byte": 23, "limit_byte": 116}]} {"id": "7154716057204340871-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kali Kuning, Tulakan, Pacitan", "passage_text": "Mata Pencaharian Penduduk\nSebagian besar mata pencaharian penduduk adalah petani sawah dan ladang bertanah hujan dan buruh tani dengan pemilikan lahan sekitar 0,1 sampai 0,8 hektare dengan disertai dengan kegiatan beternak sapi dan kambing, sedang yang sebagian kecil adalah Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang rata-rata adalah guru, usaha rumah tangga, perdagangan, jasa pertukangan dan perantau. Perantau biasanya dilakukan laki-laki dengan bekerja di penebangan hutan (mbalak) di daerah Jambi, Dumai, Kalimantan. Sedangkan perempuan meratau tujuan ke Jakarta, Solo dan Surabaya sebagai pembantu rumah tangga. Hampir seluruh penduduknya merupakan suku jawa dan beragama Islam. Menurut Daftar Isian Data Profil Desa Kalikuning yang dikeluarkan desa tahun 2008 jumlah keluarga yang termasuk prasejahtera 795 keluarga, jumlah keluarga sejahtera 1 sejumlah 718 keluarga, jumlah keluarga sejahtera 2 sejumlah 594 keluarga, jumlah keluarga sejahtera 3 sejumlah 355 keluarga. Sedangkan menggunakan istilah lain, terdapat 876 Keluarga Miskin dan menerima Bantuan Langsung Tunai tahun 2008 kemarin sejumlah 797 KK.", "question_text": "Apa mayoritas penghasilan masyarakat KaliKuning ?", "answers": [{"text": "petani sawah dan ladang", "start_byte": 74, "limit_byte": 97}]} {"id": "6245301770607162063-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rubel Belarusia", "passage_text": "Rubel Belarusia atau rouble (Belarusian: рубель rubieĺ, jamak: рублі rubli, jamak genitif: рублёў rublioŭ) adalah mata uang resmi Belarus. Rubel tersebut terbagi dalam 100 kopek (Belarusian: капейка kapiejka, jamak: капейкі kapiejki, jamak genitif: капеек kapiejek). Simbol untuk rubel tersebut adalah Br\n dan kode ISO 4217-nya adalah BYN.", "question_text": "apakah nama mata uang Belarus ?", "answers": [{"text": "Rubel Belarusia", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "8900802422489818672-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee Pakistan", "passage_text": "Rupee Pakistan (Urdu: روپیہ‎) (tanda: Rs; kode: PKR) adalah mata uang Pakistan. Dikeluarkannya mata uang ini dikontrol oleh Bank Negara Pakistan. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Di Pakistan, rupee juga disebut \"rupees\", \"rupaya\" atau \"rupaye\".", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan negara Pakistan?", "answers": [{"text": "Rupee Pakistan", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "8120003608226644289-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vardanis Tourkos", "passage_text": "Vardanis, dijuluki Tourkos, \"Turk\" (Greek: Βαρδάνης ὁ Τοῦρκος, fl. 795-803), merupakan seorang jenderal Bizantium asal Armenia yang melancarkan pemberontakan yang gagal melawan Kaisar Nikephoros I (bertakhta 802-811) pada tahun 803. Meskipun pendukung utama ratu Bizantium Irene dari Athena (bertakhta 797-802), segera setelah pemecatannya ia ditunjuk oleh Nikephoros sebagai panglima tentara Anatolia. Dari posisi ini, ia melancarkan pemberontakan pada bulan Juli 803, mungkin bertentangan dengan kebijakan ekonomi dan agama Nikephoros. Pasukannya berbaris menuju Konstantinopel, tetapi gagal memenangkan dukungan rakyat. Pada titik ini, beberapa pendukung utamanya meninggalkannya dan, enggan untuk melibatkan pasukan loyalis dalam pertempuran, Vardanis memilih untuk menyerahkan dirinya. Dia pensiun sebagai biarawan dan biara yang dia dirikan. Di sana dia dibutakan, mungkin atas perintah Nikephoros.", "question_text": "Kapan Vardanis meninggal?", "answers": [{"text": "803", "start_byte": 89, "limit_byte": 92}]} {"id": "3032702934049439323-48", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "\nPeriode ini dimulai sejak penahbisan Karel Agung sebagai Kaisar Eropa Barat hingga kejatuhan Kekaisaran Romawi Timur dengan direbutnya Konstantinopel oleh bangsa Turki (1453) dan Reformasi Protestan, kira-kira tahun 800 hingga 1500. Pada mulanya, hampir seluruh Eropa Barat di bawah kekuasaan Kaisar Kristen, Karel Agung. Misionaris-misionaris mulai dikirim ke Eropa Timur dan Rusia, biarawan-biarawan mulai membuat perubahan dari dasar setelah melihat keadaan gereja yang memburuk, dan Perang Salib dengan bangsa Asia dimulai, namun universitas mulai dibuka sehingga tidak hanya para rahib namun rakyat biasa juga dapat membaca dan menulis. Selain itu terjadi perpisahan antara gereja Katolik Barat di Eropa Barat dan gereja Ortodoks Timur di Asia Kecil.", "question_text": "Kapankah pembagian agama Kristen terjadi ?", "answers": [{"text": "800 hingga 1500", "start_byte": 217, "limit_byte": 232}]} {"id": "-8274462431359814131-2", "language": "indonesian", "document_title": "Telegraf", "passage_text": "Telegraf elektrik pertama kali ditemukan oleh Samuel Thomas von Sömmering pada tahun 1809. Kemudian pada tahun 1832, Baron Schilling membuat telegraf elektrik pertama. Carl Friedrich Gauss dan Wilhelm Weber merupakan orang pertama yang menggunakan telegraf elektrik untuk alat komunikasi tetap pada tahun 1833 di Göttingen. Telegraf komersil pertama dibuat oleh William Fothergill Cooke dan dipasarkan pada Great Western Railway di Inggris. Telegraf ini dipatenkan di Inggris pada tahun 1837. Telegram ini dikirimkan pada jarak 13 mil/21 km dari stasiun Paddington ke West Drayton dan mulai dioperasikan pada tanggal 9 April 1839.", "question_text": "siapakah penemu Telegrafi ?", "answers": [{"text": "Samuel Thomas von Sömmering", "start_byte": 46, "limit_byte": 74}]} {"id": "-7334214026098949257-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fiksi", "passage_text": "Fiksi adalah cerita atau latar yang berasal dari imajinasi—dengan kata lain, tidak secara ketat berdasarkan sejarah atau fakta.[1][2][3] Fiksi bisa dieskpresikan dalam beragam format, termasuk tulisan, pertunjukan langsung, film, acara televisi, animasi, permainan video, dan permainan peran, walaupun istilah ini awalnya dan lebih sering digunakan untuk bentuk sastra naratif,[4] termasuk novel, novella, cerita pendek, dan sandiwara. Fiksi biasanya digunakan dalam arti paling sempit untuk segala \"narasi sastra\".[5]", "question_text": "Apa definis dari fiksi ?", "answers": [{"text": "cerita atau latar yang berasal dari imajinasi—dengan kata lain, tidak secara ketat berdasarkan sejarah atau fakta", "start_byte": 13, "limit_byte": 128}]} {"id": "29228719214547146-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Kekristenan sudah ada di Indonesia dan menurut catatan ensiklopedia dicatat jelas keberadaannya pada abad ke-10 dan ke-11.[1][2] Menurut sensus penduduk tahun 2010, 6,96% dari penduduk Indonesia adalah Protestan dan 2.91% beragama Katolik.[3]", "question_text": "Berapakah populasi Kristen di Indonesia tahun 2010 ?", "answers": [{"text": "6,96% dari penduduk Indonesia adalah Protestan dan 2.91% beragama Katolik", "start_byte": 165, "limit_byte": 238}]} {"id": "5174161283885121292-2", "language": "indonesian", "document_title": "Toyota Camry", "passage_text": "Sejak tahun 1998, Camry mulai memasuki pasar Indonesia untuk menggantikan posisi Toyota Corona Absolute yang sudah tidak diproduksi lagi.", "question_text": "Apakah model keluaran Toyota sebelum Toyota Camry?", "answers": [{"text": "Toyota Corona Absolute", "start_byte": 81, "limit_byte": 103}]} {"id": "-2130659134207010922-1", "language": "indonesian", "document_title": "Fu Lu Shou", "passage_text": "Fu Lu Shou juga merupakan sebuah konsep Keberuntungan (Fu), Kekayaan (Lu), dan Umur Panjang (Shou). Konsep Taois ini diperkirakan berasal dari Dinasti Ming,[2] serta dipersonifikasi oleh Bintang Fu, Bintang Lu, dan Bintang Shou. Istilah ini umum digunakan dalam Budaya Tiongkok untuk menunjukkan ketiga ciri kehidupan yang bagus (sempurna).", "question_text": "darimanakah asal Fu Lu Shou?", "answers": [{"text": "Dinasti Ming", "start_byte": 143, "limit_byte": 155}]} {"id": "-4755575470327010116-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Singasari", "passage_text": "Kerajaan Singasari (Hanacaraka: ꦏꦫꦠꦺꦴꦤ꧀ꦱꦶꦔ꧀ꦲꦱꦫꦶ) atau sering pula ditulis Singhasari atau Singosari, adalah sebuah kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Ken Arok pada tahun 1222.[1] Lokasi kerajaan ini sekarang diperkirakan berada di daerah Singasari, Malang.[2]", "question_text": "Dimanakah letak Kerajaan Singhasari ?", "answers": [{"text": "Jawa Timur", "start_byte": 157, "limit_byte": 167}]} {"id": "1973343486044200264-0", "language": "indonesian", "document_title": "Allium", "passage_text": "\nAllium adalah genus bawang yang meliputi bermacam-macam tumbuhan bunga monocotyledonous dan di dalamnya termasuk bawang merah, bawang putih, bawang kucai, bawang daun, bawang bombai, dan bawang prei. Nama genus Allium merupakan kata Latin untuk bawang putih;[1] Linnaeus menggunakan kata allium untuk menamai genus ini. Sejumlah sumber merujuk kepada kata Yunani αλεω (aleo; \"menghindari\") karena alasan bau bawang putih.[2]\n\n", "question_text": "Apa itu genus Allium?", "answers": [{"text": "genus bawang yang meliputi bermacam-macam tumbuhan bunga monocotyledonous", "start_byte": 15, "limit_byte": 88}]} {"id": "-4994043083049870163-0", "language": "indonesian", "document_title": "James Hepburn", "passage_text": "James Hepburn (skt. 1534– 14 April 1578), Adipati Orkney pertama dan Earl Bothwell keempat (lebih dikenal sebagai Lord Bothwell), adalah seorang bangsawan terkemuka asal Skotlandia. Dia terkenal karena hubungannya dengan, penculikan, dan pernikahan dengan Maria, Ratu Skotlandia, sebagai suami ketiga dan terakhirnya. Dia dituduh membunuh suami kedua Maria, Henry Stuart, Lord Darnley, yang tuduhannya dibebaskan. Pernikahannya dengan Maria kontroversial dan membagi negara; ketika dia melarikan diri dari pemberontakan yang sedang tumbuh ke Skandinavia dia ditangkap di Norwegia dan menjalani sisa hidupnya dipenjara di Denmark.", "question_text": "Kapan James Hepburn lahir?", "answers": [{"text": "1534", "start_byte": 20, "limit_byte": 24}]} {"id": "497003943894289804-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966.[1] Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.", "question_text": "Siapakah yang presiden Indonesia pada masa Orde Baru?", "answers": [{"text": "Soeharto", "start_byte": 57, "limit_byte": 65}]} {"id": "136338781505945594-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kecerdasan burung", "passage_text": "\n\nKecerdasan burung berkaitan dengan definisi kecerdasan dan pengukurannya yang berlaku pada burung. Secara tradisional, burung telah dianggap lebih rendah dalam kecerdasan dibandingkan dengan mamalia, dan istilah yang merendahkan seperti otak burung telah digunakan bahasa sehari-hari dalam beberapa kebudayaan. Persepsi tersebut tidak lagi dianggap benar secara ilmiah. Kesulitan mendefinisikan atau mengukur kecerdasan mahluk hidup selain manusia membuat subjek ini sulit untuk dikaji secara ilmiah. Secara anatomis, burung memiliki otak yang relatif besar dibandingkan dengan ukuran kepalanya. Indra visual dan pendengaran berkembang dengan baik di sebagian besar spesies, sedangkan indra peraba dan penciuman yang baik hanya berkembang pada beberapa kelompok burung. Burung bergerak dengan cara terbang dan menggunaan kaki pada sebagian besar spesies. Paruh dan kaki digunakan untuk memanipulasi makanan dan benda-benda lainnya. Burung dapat berkomunikasi menggunakan sinyal visual serta melalui penggunaan panggilan dan nyanyian. Karena itu pengujian kecerdasan didasarkan pada mempelajari tanggapan burung terhadap rangsangan sensorik.", "question_text": "Apa anatomi otak burung?", "answers": [{"text": "memiliki otak yang relatif besar dibandingkan dengan ukuran kepalanya", "start_byte": 527, "limit_byte": 596}]} {"id": "4736789202596245179-2", "language": "indonesian", "document_title": "Abjad Arab", "passage_text": "Abjad Arab (الأَبْجَدِيَّة العَرَبِيَّة al-abjadīyah al-ʻarabīyah atau الحُرُوف العَرَبِيَّة al-ḥurūf al-ʻarabīyah) atau huruf hijaiah adalah aksara bahasa Arab yang telah dikodifikasi untuk penulisan bahasa Arab. Abjad Arab ditulis dari kanan ke kiri bergaya kursif dan terdiri dari 28 huruf.", "question_text": "berapakah jumlah karakter huruf pada bahasa Arab ?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 338, "limit_byte": 340}]} {"id": "7347603250474125575-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "\nSejarah Kekristenan tidak bisa dipisahkan dari Sejarah gereja Kristen yang membawa ajaran agama Kristen, mengayomi penganutnya dan menjadi saksi perkembangan pekerjaan yang telah dijalankan sepanjang dua ribu tahun, sejak abad pertama Masehi, mulai dari tanah Israel hingga ke Eropa, Amerika, dan seluruh dunia, termasuk Indonesia. Sejarah gereja sangat menarik untuk dicermati, dipengaruhi oleh tokoh-tokoh gereja yang tidak terbilang banyaknya, dan juga menimbulkan kejadian-kejadian yang mengubah alur sejarah dunia. Tanggal-tanggal terpenting dalam sejarah gereja dan kekristenan dapat dilihat pada sub bagian artikel ini.", "question_text": "kapankah agama Kristen pertama kali muncul?", "answers": [{"text": "abad pertama Masehi", "start_byte": 223, "limit_byte": 242}]} {"id": "-8015973254267309558-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tempat ibadah agama Khonghucu", "passage_text": "Nama tempat ibadah agama Khonghucu pada umumnya adalah: Miao/Bio/Kelenteng Khonghucu\nkhusus nya untuk", "question_text": "Apa nama tempat ibadah Khonghucu?", "answers": [{"text": "Miao/Bio/Kelenteng", "start_byte": 56, "limit_byte": 74}]} {"id": "-2231742991780313254-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Persia Kuno", "passage_text": "Persia Kuno adalah salah satu dari dua bahasa kuno Iran. Persia kuno muncul terutama pada prasasti-prasati era Achaemenid (600 SM sampai 300 SM). Contoh Persia Kuno dapat ditemukan di Iran, Irak, Turki dan Mesir sekarang.", "question_text": "Kapan bahasa Persia kuno ditemukan?", "answers": [{"text": "600 SM sampai 300 SM", "start_byte": 123, "limit_byte": 143}]} {"id": "-5830879772259163334-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bleach", "passage_text": "Ide tentang Bleach pertama kali muncul dari keinginan Tite Kubo untuk menggambar seorang Shinigami (Dewa Kematian) berpakaian kimono, yang kemudian menjadi dasar untuk desain karakter para Shinigami dalam seri ini.[5][6] Pada awalnya, Kubo berpikir bahwa para Shinigami harus menggunakan senjata, sehingga judul awal untuk seri ini adalah \"Snipe\" (seperti dalam kata \"sniper\"); Namun, konsep ini diubah dan diganti dengan pedang.[7] Setelah itu, seri ini dinamai \"Black\" sesuai dengan warna pakaian para Shinigami, tetapi Kubo menganggap judul tersebut terlalu umum. Ia kemudian mencoba nama \"White,\" tetapi kemudian lebih menyukai \"Bleach\" karena hubungannya dengan warna putih dan karena Kubo merasa bahwa fakta ini tidak terlalu jelas.[8] Konsep cerita aslinya dikirimkan ke Weekly Shōnen Jump segera setelah manga Kubo yang sebelumnya—Zombiepowder—dibatalkan, meskipun pada awalnya ditolak.[9] Mangaka Akira Toriyama melihat cerita tersebut dan menulis surat dukungan untuk Kubo.[6] Bleach kemudian diterima untuk dipublikasikan tak lama kemudian pada tahun 2001, dan pada awalnya dimaksudkan untuk menjadi seri yang berdurasi pendek, dengan panjang serialisasi maksimum selama lima tahun.[6] Rencana awal untuk ceritanya tidak memasukkan struktur hierarki dari Soul Society, tetapi memang menyertakan beberapa karakter dan elemen yang belum diperkenalkan ke dalam alur cerita hingga busur cerita Arrancar, seperti fakta bahwa Ichigo merupakan keturunan Shinigami.[5]", "question_text": "Kapan Tite Kubo mengarang manga Bleach?", "answers": [{"text": "2001", "start_byte": 1067, "limit_byte": 1071}]} {"id": "-8069000405234095750-21", "language": "indonesian", "document_title": "Fauna Indonesia", "passage_text": "Walaupun 45% daerah Indonesia masih belum berpenghuni dan ditutupi hutan tropis, pertumbuhan populasi Indonesia yang tinggi dengan industrialisasinya, secara perlahan memengaruhi keberadaan fauna di Indonesia. Ditambah lagi, perdagangan hewan ilegal semakin menambah parah kondisi fauna Indonesia, termasuk di antaranya badak, orangutan, harimau, dan beberapa spesies amfibia[5]. Hingga 95% hewan yang dijual di pasar diambil langsung dari hutan dan bukannya melalui konservasi; dan lebih dari 20% hewan ini meninggal dalam perjalanan.[12]. Pada tahun 2003, World Conservation Union mencatat 147 spesies mamalia, 114 burung, 91 ikan dan 2 invertebrata termasuk dalam hewan-hewan yang terancam punah[12].", "question_text": "berapakah jumlah jenis fauna yang ada di Indonesia?", "answers": [{"text": "147 spesies mamalia, 114 burung, 91 ikan dan 2 invertebrata", "start_byte": 592, "limit_byte": 651}]} {"id": "1866416729283924422-1", "language": "indonesian", "document_title": "Penutup Para Nabi", "passage_text": "Khātam an-Nabiyyīn (Arab:خاتم النبيين) atau Penutup Para Nabi, adalah julukan yang diberikan oleh Allah kepada Muhammad. Dalam syariat Islam bahwa status kenabian telah berakhir setelah Muhammad. Pernyataan ini tertulis dalam Al-Qur'an surah Al-Ahzab ayat 40, yang berbunyi: ", "question_text": "siapakah nabi terakhir dalam Islam?", "answers": [{"text": "Muhammad", "start_byte": 124, "limit_byte": 132}]} {"id": "-5984270278847816622-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Perdana Menteri Swedia", "passage_text": "Arsitek di balik Riksdag baru 1866, Louis De Geer menjadi PM pertama, namun ironisnya tidak ada kepemimpinan tak resmi dalam pemerintahan yang menghasilkan pemerintahan.", "question_text": "siapakah persiden/PM pertama Swedia ?", "answers": [{"text": "Louis De Geer", "start_byte": 36, "limit_byte": 49}]} {"id": "1165148125218857679-1", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Tanganyika", "passage_text": "Danau ini berada di Western Rift di daerah Great Rift Valley dan dilingkupi oleh dinding pegunungan dari ngarai tersebut. Danau ini merupakan danau ngarai terbesar dan terdalam di Afrika atau nomor 2 terdalam di dunia serta menyimpan cadangan air tawar terbesar. Panjangnya membentang sekitar 673km pada arah Utara-Selatan dan lebar rata-rata 50km. Danau ini melingkupi area seluas 32,900 km², dengan panjang garis tepi sebesar 1,828km serta kedalaman rata-rata 570 m dengan kedalaman maksimum 1,470 m (di cekungan paling utara) menyimpan cadangan air dengan volume perkiraan sebesar 18,900 km³. Suhu di permukaannya sekitar 25°C dan mempunyai pH rata-rata 8.4.", "question_text": "Berapa pH rata-rata Danau Tanganyika?", "answers": [{"text": "8.4", "start_byte": 660, "limit_byte": 663}]} {"id": "3758611449955209015-1", "language": "indonesian", "document_title": "Astra International", "passage_text": "Perseroan berdomisili di Jakarta, Indonesia, dengan kantor pusat di JI. Gaya Motor Raya No. 8, Sunter II, Jakarta.[2] Ruang lingkup kegiatan Perseroan seperti yang tertuang dalam anggaran dasarnya adalah perdagangan umum, perindustrian, jasa pertambangan, pengangkutan, pertanian, pembangunan dan jasa konsultasi. Ruang lingkup kegiatan utama entitas anak meliputi perakitan dan penyaluran mobil, sepeda motor dengan suku cadangnya, penjualan dan penyewaan alat berat, pertambangan dan jasa terkait, pengembangan perkebunan, jasa keuangan, infrastruktur dan teknologi informasi.[2]", "question_text": "Apa alamat kantor Astra International?", "answers": [{"text": "JI. Gaya Motor Raya No. 8, Sunter II, Jakarta", "start_byte": 68, "limit_byte": 113}]} {"id": "-6396951333675824323-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ganjar Pranowo", "passage_text": "Ganjar Pranowo dilahirkan dari keluarga sederhana di sebuah desa di lereng Gunung Lawu, Karanganyar, dari ayah bernama S. Pamudji (1933-2017) dan ibu Sri Suparni. Ganjar Sungkowo, demikian nama awalnya, merupakan anak kelima dari enam bersaudara.[1][2]. Saudara kandung dari Ganjar Pranowo antara lain Pri Kuntadi, Pri Pambudi Teguh (salah satu hakim agung di Indonesia, yaitu Hakim Agung Kamar Perdata[3]), Joko Prasetyo, Prasetyowati, dan yang terakhir Nur Hidayati.[4] Ayah Ganjar Pranowo sendiri merupakan seorang polisi dan sempat ditugaskan untuk mengikuti operasi peumpasan Pemberontak PRRI/Permesta.", "question_text": "Dimana H. Ganjar Pranowo, S.H., M.IP. lahir?", "answers": [{"text": "sebuah desa di lereng Gunung Lawu, Karanganyar", "start_byte": 53, "limit_byte": 99}]} {"id": "2989307675333293114-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "Kapankah hari kemerdekaan Amerika ?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "-3435780518850962790-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lumpuh otak", "passage_text": "\nLumpuh otak (English: cerebral palsy, spastic paralysis, spastic hemiplegia, spastic diplegia, spastic quadriplegia, CP) adalah suatu kondisi terganggunya fungsi otak dan jaringan saraf yang mengendalikan gerakan, laju belajar, pendengaran, penglihatan, kemampuan berpikir.[1]", "question_text": "Apa itu hemiplegia?", "answers": [{"text": "suatu kondisi terganggunya fungsi otak dan jaringan saraf yang mengendalikan gerakan, laju belajar, pendengaran, penglihatan, kemampuan berpikir", "start_byte": 129, "limit_byte": 273}]} {"id": "-1308239274173130893-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dante Alighieri", "passage_text": "Dante lahir di Firenze (Florence), Republik Firenze, Italia masa kini. Tanggal pasti kelahirannya tidak diketahui, kendati umumnya diyakini bahwa ia lahir sekitar tahun 1265. Penarikhan tersebut dapat disimpulkan dari pengiasan autobiografis dalam Divina Commedia. Bagian pertamanya, Inferno, dimulai dengan kata-kata, \"Nel mezzo del cammin di nostra vita\" (\"Di tengah-tengah perjalanan hidup kita\"), menyiratkan bahwa Dante berusia sekitar 35 tahun, karena umur rata-rata manusia menurut Alkitab (Mazmur 89:10, Vulgata) adalah 70 tahun; dan karena perjalanan imajinernya ke dunia bawah terjadi pada tahun 1300, sehingga kemungkinan besar ia lahir sekitar tahun 1265. Sejumlah bait Divina Commedia dalam bagian Paradiso juga menyajikan kemungkinan petunjuk kalau ia dilahirkan dengan zodiak Gemini: \"Saat saya beputar-putar dengan sang kembar abadi, kulihat tersingkapnya, dari perbukitan hingga mulut-mulut sungai, tempat pengirikan yang membuat kita begitu buas\" (XXII151–154). Pada tahun 1265, matahari berada dalam rasi bintang Gemini yang diperkirakan terjadi antara tanggal 11 Mei dan 11 Juni (kalender Julian).[4] Mortimer J. Adler secara lebih spesifik menuliskan kalau Dante dilahirkan pada pertengahan bulan Mei 1265.[5]", "question_text": "dimanakah Durante degli Alighieri dilahirkan?", "answers": [{"text": "Firenze (Florence), Republik Firenze, Italia masa kini", "start_byte": 15, "limit_byte": 69}]} {"id": "-856431347100643070-2", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Cangkuang", "passage_text": "Candi Cangkuang terdapat di sebuah pulau kecil yang bentuknya memanjang dari barat ke timur dengan luas 16,5 ha. Pulau kecil ini terdapat di tengah danau Cangkuang pada koordinat 106°54'36,79\" Bujur Timur dan 7°06'09\" Lintang Selatan. Di Wikimapia . Selain pulau yang memiliki candi, di danau ini terdapat pula dua pulau lainnya dengan ukuran yang lebih kecil.", "question_text": "Berapa luas wilayah Candi Cangkuang?", "answers": [{"text": "16,5 ha", "start_byte": 104, "limit_byte": 111}]} {"id": "8635909707090433574-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pribumi-Australia", "passage_text": "Pada mulanya, mereka hidup dari berburu dan mencari ikan. Mereka berburu binatang liar seperti kanguru, dengan tombak, panah, dan bumerang (senjata khas orang Aborigin). Di daerah yang beriklim dingin, kulit kanguru ini digunakan sebagai bahan pakaian. Ilmu bercocok tanam dan beternak belum dikenal, karenanya kelompok anak suku aborigin tidak pernah berkelana jauh dari sumber-sumber air atau sungai.", "question_text": "Apa nama suku asli australia ?", "answers": [{"text": "aborigin", "start_byte": 330, "limit_byte": 338}]} {"id": "-4934858102030695093-12", "language": "indonesian", "document_title": "Vitamin", "passage_text": "Vitamin A, yang juga dikenal dengan nama retinol, merupakan vitamin yang berperan dalam pembentukkan indra penglihatan yang baik, terutama di malam hari, dan sebagai salah satu komponen penyusun pigmen mata di retina. Selain itu, vitamin ini juga berperan penting dalam menjaga kesehatan kulit dan imunitas tubuh.[17] Vitamin ini bersifat mudah rusak oleh paparan panas, cahaya matahari, dan udara. Vitamin A banyak ditemukan pada susu, ikan, sayur-sayuran (terutama yang berwarna hijau dan kuning), dan juga buah-buahan (terutama yang berwarna merah dan kuning, seperti cabai merah, wortel, pisang, dan pepaya).[19]", "question_text": "Apakah fungsi utama vitamin A?", "answers": [{"text": "pembentukkan indra penglihatan yang baik, terutama di malam hari, dan sebagai salah satu komponen penyusun pigmen mata di retina", "start_byte": 88, "limit_byte": 216}]} {"id": "-161744268249805033-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja di Indonesia", "passage_text": "Gereja di Indonesia sudah hadir sejak abad ke-2 Masehi, pertama kali di Fansur/Barus, Sumatera Utara. Sejak saat itu, sampai sekarang di Indonesia telah terdapat/telah ada banyak sekali jenis-jenis (aliran/semacamnya) gereja. Pada umumnya gereja-gereja Kristen di Indonesia dapat dibagi ke dalam tiga aliran utama, yaitu:", "question_text": "Kapan gereja pertama kali didirikan di Indonesia ?", "answers": [{"text": "abad ke-2 Masehi", "start_byte": 38, "limit_byte": 54}]} {"id": "-5143321360907339355-0", "language": "indonesian", "document_title": "Detasemen Bravo 90", "passage_text": "Satuan Bravo 90 (disingkat Satbravo-90) sebelumnya bernama Denbravo 90 adalah satuan pelaksana operasi khusus Korps Pasukan Khas yang berkedudukan langsung di bawah Dankorpaskhas. Satuan Bravo 90 Paskhas bertugas melaksanakan operasi intelijen, melumpuhkan alutsista/instalasi musuh dalam mendukung operasi udara dan penindakan teror bajak udara serta operasi lain sesuai kebijakan Panglima TNI. Terbilang pasukan khusus Indonesia yang paling muda pembentukannya. Baru dibentuk secara terbatas di lingkungan Korps Pasukan Khas TNI-AU pada 1990, Bravo berarti yang terbaik. Konsep pembentukannya merujuk kepada pemikiran Jenderal Guilio Douchet: Lebih mudah dan lebih efektif menghancurkan kekuatan udara lawan dengan cara menghancurkan pangkalan/instalasi serta alutsista-nya di darat daripada harus bertempur di udara.", "question_text": "Kapan Satuan Bravo 90 dibentuk?", "answers": [{"text": "1990", "start_byte": 539, "limit_byte": 543}]} {"id": "1270738567166238702-1", "language": "indonesian", "document_title": "August Meyszner", "passage_text": "Meyszner memulai kariernya sebagai seorang perwira di Gendarmerie, bertugas di Front Italia saat Perang Dunia I, dan meraih pangkat Major der Polizei pada 1921. Ia bergabung dengan Partai Nazi Austria pada September 1925, dan menjadi deputi parlementer sayap kanan dan menteri provinsial di provinsi Austria Styria pada 1930. Meyszner dipaksa pensiun pada 1933 karena keterlibatannya dengan pasukan Nazi. Ia ditahan karena hubungan tersebut pada Februari 1934, namun dibebaskan setelah tiga bulan di sebuah pusat detensi di Wöllersdorf. Pada bulan Juli, ia kembali ditahan setelah berupaya melakukan kudeta, melarikan diri dari kejaran polisi dan kabur ke Jerman Nazi, dimana ia bergabung dengan Ordnungspolizei dan kemudian Allgemeine SS. Setelah polisi membuat pos di Austria, Jerman dan Norwegia, ia dilantik menjadi SS Tinggi dan Pemimpin Polisi di Serbia pada awal 1942.", "question_text": "Kapan August Meyszner menjadi perwira Gendarmerie Austria", "answers": [{"text": "Perang Dunia I", "start_byte": 97, "limit_byte": 111}]} {"id": "8010241752522966510-8", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Pekal", "passage_text": "Suku Pekal adalah pemeluk Islam secara mayoritas. Beberapa acara adat dan seni budaya mereka juga terlihat unsur Islami. Walaupun mereka telah memeluk Islam, tetapi beberapa kepercayaan terhadap hal-hal animisme dan dinamisme masih terlihat dalam kehidupan masyarakat suku Pekal. Mereka mempercayai hal-hal gaib dan tempat-tempat keramat yang konon dapat mempengaruhi kehidupan dan kesehatan mereka.", "question_text": "Apakah kepercayaan Suku Pekal?", "answers": [{"text": "Islam", "start_byte": 26, "limit_byte": 31}]} {"id": "-5711311341848352533-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi", "passage_text": "Dalam fisika, energi adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan. Joule adalah satuan SI untuk energi, diambil dari jumlah yang diberikan pada suatu objek (melalui kerja mekanik) dengan memindahkannya sejauh 1 meter dengan gaya 1 newton.[1]", "question_text": "Apakah pengertian dari energi ?", "answers": [{"text": "properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan", "start_byte": 28, "limit_byte": 182}]} {"id": "6396493496260442923-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "Berapa luas Denmark?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "9115515720529400075-0", "language": "indonesian", "document_title": "Elektronik", "passage_text": "Elektronik adalah alat yang dibuat berdasarkan prinsip elektronika serta hal atau benda yang menggunakan alat tersebut [1] dan antara lain dapat digunakan pada:", "question_text": "apa yang dimaksud dengan alat elektronik ?", "answers": [{"text": "alat yang dibuat berdasarkan prinsip elektronika serta hal atau benda yang menggunakan alat tersebut", "start_byte": 18, "limit_byte": 118}]} {"id": "7971523102213978355-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pengondisian klasik", "passage_text": "Menurut Pavlov, refleks mengeluarkan air liur pada anjing tersebut terdiri dari sebuah stimulus tidak terkondisi (unconditioned stimulus) berupa makanan, dan sebuah respon yang tidak terkondisi (unconditioned response) yakni produksi air liur.[2] Stimulus tidak terkondisi adalah sebuah kejadian atau suatu hal yang menghasilkan sebuah respon secara otomatis atau menghasilkan refleks yang alami.[2] Sedangkan respon tidak terkondisi adalah respon yang dihasilkan secara otomatis.[2] Menurut Pavlov, proses pengondisian klasik terjadi ketika sebuah stimulus netral (stimulus yang tidak atau belum menghasilkan sebuah respon tertentu) dipasangkan secara teratur dengan sebuah stimulus tidak terkondisi selama beberapa kali.[2] Stimulus netral ini kemudian akan berubah menjadi stimulus yang terkondisi (conditioned stimulus) yang menghasilkan sebuah proses pembelajaran atau respon terkondisi (conditioned response), serupa dengan respon alamiah.[2] Contoh pada eksperimen Pavlov adalah bel yang dibunyikan.[2] Sebelumnya bel yang dibunyikan tidak menghasilkan air liur pada anjing.[2] Bel ini kemudian menjadi sebuah stimulus terkondisi yang menghasilkan respons produksi air liur.[2]", "question_text": "Apa itu stimulus netral?", "answers": [{"text": "stimulus yang tidak atau belum menghasilkan sebuah respon tertentu", "start_byte": 566, "limit_byte": 632}]} {"id": "7231648087526465694-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeboman Pearl Harbor", "passage_text": "Tercatat 8 kapal tempur (battleship) AS mengalami kerusakan parah, yang 4 di antaranya karam (tenggelam). Seluruh kapal tempur tersebut, selain USS Arizona, di kemudian hari dapat diangkat dan diperbaiki, dan 6 di antaranya dapat berdinas kembali dan diturunkan di sejumlah pertempuran dalam Perang Dunia II. Jepang juga menenggelamkan atau merusak 3 kapal penjelajah, 3 kapal perusak, 1 kapal latih anti pesawat udara, dan 1 kapal penyebar ranjau. Serangan ini juga mengakibatkan 188 pesawat terbang Amerika Serikat rusak atau hancur, serta mengakibatkan korban jiwa sebanyak 2.403 korban meninggal dan 1.178 korban luka[8]. Namun demikian, sejumlah fasilitas seperti instalasi penting pangkalan, pembangkit tenaga listrik, galangan kapal, fasilitas pemeliharaan, fasilitas penyimpanan bahan bakar minyak, fasilitas penyimpanan torpedo, dermaga kapal selam, dan bangunan markas pangkalan tidak ikut diserang. Di lain pihak, Jepang 'hanya' kehilangan 29 pesawat, 5 kapal selam mini, dan 65 personel. Selain itu tercatat 1 pelaut AL Jepang, yaitu Kazuo Sakamaki, tertangkap oleh pihak AS.", "question_text": "berapakah jumlah korban Pengeboman Pearl Harbor?", "answers": [{"text": "2.403 korban meninggal dan 1.178 korban luka", "start_byte": 577, "limit_byte": 621}]} {"id": "-326391608785068575-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nissan Motors", "passage_text": "Nissan Motor Company Ltd(bahasa Jepang: 日産自動車株式会社,Nissan Jidōsha Kabushiki-gaisha) (TYO: ), biasanya disingkat sebagai Nissan (/[invalid input: 'icon']ˈniːsɑːn/ atau UK: /ˈnɪsæn/; bahasa Jepang: [nisːaɴ]) adalah sebuah produsen otomotif multinasional asal Jepang. Merek ini merupakan divisi utama dari Grup Nissan. Nissan dulunya dipasarkan dengan merek Datsun sampai tahun 1983. Kantor utamanya terletak di wilayah Ginza dari Chūō-ku, Tokyo tetapi Nissan merencanakan akan memindahkan kantor utama mereka ke Yokohama, Kanagawa pada 2010, di mana konstruksi sudah dimulai pada 2007. Pada tahun 2011, mereka resmi memindahkan kantor pusat ke Nishi-ku, Yokohama.", "question_text": "Dari manakah perusahaan Nissan Motors berasal ?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 284, "limit_byte": 290}]} {"id": "5020646366290091868-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bahar bin Smith", "passage_text": "Pada tahun 2009, Bahar menikahi seorang Syarifah bermarga Aal Balghaits (Arabic: آل بالغيث‎, romanized:Aāl Balġayṯ; Arabic pronunciation:[ʔaːl balɣajθ]) bernama Fadlun Faisal Balghoits. Dari pernikahannya dengan Fadlun, Bahar dikaruniai empat anak: Sayyid Maulana Malik Ibrahim bin Smith, Syarifah Aliyah Zharah Hayat Smith, Syarifah Ghaziyatul Gaza Smith, dan Sayyid Muhammad Rizieq Ali bin Smith. Anak terakhirnya, Ali, lahir pada tanggal 4 Februari 2018. Bahar memberikan nama Muhammad Rizieq Ali kepada anak terakhirnya atas penghormatan kepada gurunya, Muhammad Rizieq Shihab, dan bentuk tawassul kepada leluhurnya, Ali bin Abi Thalib.", "question_text": "Siapakah istri Habib Bahar bin Smith?", "answers": [{"text": "Fadlun Faisal Balghoits", "start_byte": 179, "limit_byte": 202}]} {"id": "7441732558207855219-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sepeda motor", "passage_text": "Kedua penemu tersebut bertemu ketika bekerja bersama di Deutz-AG-Gasmotorenfabrik, produsen mesin stasioner terbesar pada tahun 1872. Pemilik Deutz-AG-Gasmotorenfabrik yang bernama Nikolaus Otto berhasil membua mesin empat langkah atau yang disebut juga mesin empat tak dan penemuan tersebut dipatenkan pada tahun 1877. Walaupun mesin empat tak tersebut masih terlalu sederhana dan kurang efisien, namun mesin tersebut diharapkan dapat menggantikan mesin uap. Pada tahun 1880, Daimler dan Maybach dipecat dari perusahaan tersebut dan keduanya mendirikan sebuah bengkel di Suttgart. Pada tahun 1885, keduanya menciptakan karburator untuk mencampur bensin dan udara sehingga dapat digunakan sebagai bahan bakar mesin empat tak ciptaan Otto. Mereka mengembangkan mesin empat tak tersebut menjadi silinder 100 cc dan meletakkan mesin tersebut pada sebuah sepeda kayu. Sepeda kayu bermesin tersebut disebut sebagai Reitwagen (\"riding car\") dan menjadi sepeda motor pertama di dunia.[2][3]", "question_text": "Siapa yang menciptakan sepeda motor ?", "answers": [{"text": "Daimler dan Maybach", "start_byte": 477, "limit_byte": 496}]} {"id": "6463374501558750049-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemberontakan Jeju", "passage_text": "Pemberontakan Jeju (bahasa Korea: 제주 4·3 민중항쟁, Hanja: 濟州 4·3 民衆抗爭) adalah peristiwa pemberontakan yang dimulai pada 3 April 1948 oleh penduduk Pulau Jeju, Korea Selatan yang berada di bawah pendudukan Pemerintah Militer Angkatan Darat Amerika Serikat di Korea. Peristiwa ini melibatkan Pasukan Cadangan Kepolisian Korea Selatan Angkatan Bersenjata Republik Korea, Kepolisian Korea Selatan, dan organisasi pemuda sayap kanan Semenanjung Korea. Pemberontakan berlangsung hingga 21 September 1954 dan disertai serangkaian peristiwa pembantaian massal penduduk Pulau Jeju.[3]", "question_text": "Kapan Pemberontakan Jeju berakhir?", "answers": [{"text": "21 September 1954", "start_byte": 502, "limit_byte": 519}]} {"id": "7286513386327328504-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aleksander Agung", "passage_text": "Aleksander III dari Makedonia (20/21 Juli 356 – 10/11 Juni 323SM), lebih dikenal sebagai Aleksander Agung (Greek: Μέγας Ἀλέξανδρος, Mégas Aléxandros) atau Iskandar Agung, adalah raja Kekaisaran Makedonia ([Βασιλεύς Μακεδόνων]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)), sebuah negara di daerah timur laut Yunani. Pada usia tiga puluh tahun, dia memimpin sebuah kekaisaran terbesar pada masa sejarah kuno, membentang mulai dari Laut Ionia sampai pegunungan Himalaya. Dia tidak pernah terkalahkan dalam pertempuran dan dianggap sebagai komandan perang terhebat sepanjang masa.[1] Aleksander lahir di Pella pada 356SM dan merupakan murid seorang filsuf terkenal, Aristoteles. Pada tahun 336SM Aleksander menggantikan ayahnya, Filipus II dari Makedonia, sebagai pemimpin Makedonia setelah ayahnya dibunuh oleh pembunuh gelap. Filipus sendiri telah menaklukkan sebagian besar negara-kota di daratan utama Yunani ke dalam hegemoni Makedonia, melalui militer dan diplomasi.", "question_text": "Siapa itu Aleksander Agung?", "answers": [{"text": "raja Kekaisaran Makedonia", "start_byte": 198, "limit_byte": 223}]} {"id": "-1066095958154126436-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ahmad al-Khurasany", "passage_text": "\nImam Nasa`i dengan nama lengkapnya Ahmad bin Syu'aib Al Khurasany, terkenal dengan nama An Nasa`i karena dinisbahkan dengan kota Nasa'i salah satu kota di Khurasan. Ia dilahirkan pada tahun 215 Hijriah demikian menurut Adz Dzahabi dan meninggal dunia pada hari Senin tanggal 13 Shafar 303 Hijriah di Palestina lalu dikuburkan di Baitul Maqdis.", "question_text": "Kapan Ahmad bin Syu'aib Al Khurasany meninggal ?", "answers": [{"text": "13 Shafar 303 Hijriah", "start_byte": 276, "limit_byte": 297}]} {"id": "-449321969065880453-3", "language": "indonesian", "document_title": "Vlad Ţepeş", "passage_text": "Nama balakangnya Drăculea (juga disebut \"Drakulya\"), berdasarkan beberapa dokumen, berarti \"anak sang naga\", karena ayahnya, Vlad II Dracul, yang menerima julukan tersebut karena ia telah bergabung dengan Ordo Naga (Order of the Dragon). Dracul, berasal dari bahasa Latin Draco, berarti \"dragon\", adalah berasal dari kata dalam bahasa Yunani Δράκων (Dracon). Dalam bahasa Rumania, Drac berarti \"iblis\".", "question_text": "Siapa nama ayah Pangeran Wallachia?", "answers": [{"text": "Vlad II Dracul", "start_byte": 126, "limit_byte": 140}]} {"id": "-2303280053216452913-50", "language": "indonesian", "document_title": "Aceh", "passage_text": "\nSebagian besar penduduk Aceh menganut agama Islam. Dari ke 13 etnis asli yang ada di Aceh hanya etnis Nias yang tidak semuanya memeluk agama Islam.", "question_text": "apakah agama Utama masyarakat provinsi Aceh?", "answers": [{"text": "Islam", "start_byte": 45, "limit_byte": 50}]} {"id": "-7904743919833954953-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah biologi", "passage_text": "\nSejarah biologi mengikuti studi dunia kehidupan dari zaman kuno hingga modern. Meskipun konsep biologi sebagai satu kesatuan bidang muncul pada abad ke-19, ilmu pengetahuan biologis yang muncul dari tradisi kedokteran dan sejarah alam mencapai kembali ke ayurveda, kedokteran Mesir kuno dan karya-karya dari Aristoteles dan Galen dalam dunia Yunani-Romawi kuno. Karya kuno ini dikembangkan lebih lanjut di Pertengahan oleh dokter Muslim dan ulama seperti Ibnu Sina. Selama Renaisans Eropa dan periode modern awal, pemikiran biologi mengalami revolusi di Eropa dengan minat baru dalam empirisme dan penemuan banyak novel organisme. Yang menonjol dalam gerakan ini adalah Vesalius dan Harvey, yang menggunakan eksperimen dan pengamatan yang cermat dalam fisiologi, dan naturalis seperti Linnaeus dan Buffon yang mulai mengklasifikasikan keanekaragaman kehidupan dan catatan fosil, serta perkembangan dan tingkah laku organisme. Mikroskop mengungkapkan dunia mikroorganisme yang sebelumnya tidak diketahui, meletakkan dasar untuk teori sel. Semakin pentingnya teologi alam, sebagian merupakan respon terhadap munculnya filsafat mekanik, mendorong pertumbuhan sejarah alam (meskipun itu bercokol argumen dari desain).", "question_text": "Kapan ilmu biologi ditemukan ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 145, "limit_byte": 155}]} {"id": "5928118576817144647-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kabinet (pemerintahan)", "passage_text": "Menurut sejarahnya, kabinet bermula sebagai sub-kelompok yang lebih kecil dari Dewan Penasihat Monarki Inggris. Istilah ini berasal dari nama sebuah Kabinet (ruang) yang digunakan untuk mengkaji suatu masalah. Frasa cabinet counsel, berarti nasihat yang diberikan secara pribadi kepada raja/ratu Inggris, muncul pada akhir abad ke-16, dan, memberikan ejaan yang tidak baku pada masa kini, seringkali sulit untuk membedakan apakah council atau counsel yang digunakan.[3] Oxford English Dictionary mengutip pernyataan Francis Bacon di dalam Essays-nya (1605) dengan penggunaan pertama Cabinet council, di mana hal itu dijelaskan kebiasaan asing, yang tidak disetujuinya: \"Untuk mana ketidakmudahan, diktrin Italia, dan praktik Perancis, di beberapa zaman raja-raja, hath memperkenalkan cabinet counsel; cara untuk memulihkan lebih buruk daripada penyakitnya itu sendiri.[4] Charles I memulakan \"Cabinet Council\" (Dewan Kabinet) yang formal dari kekuasaannya pada 1625, sebagai Dewan Penasihat Pribadi, atau \"private council\" (dewan pribadi), terbukti tidaklah cukup pribadi, dan penggunaan pertama yang tercatat dari \"cabinet\" (kabinet) itu sendiri untuk suatu badan yang berasal dari tahun 1644, dan lagi-lagi bermusuhan dan berserikat dengan istilah yang menunjukkan praktik asing.[3] Proses ini berulang baru-baru ini, karena para pemimpin merasa harus memiliki Kabinet Dapur.", "question_text": "dari manakah asal kata Kabinet?", "answers": [{"text": "nama sebuah Kabinet (ruang) yang digunakan untuk mengkaji suatu masalah", "start_byte": 137, "limit_byte": 208}]} {"id": "-2457499748856020027-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Portugal", "passage_text": "Bendera Portugal merupakan bendera dwiwarna vertikel hijau-merah yang memiliki rasio 2:3. Portugal resmi menggunakan bendera ini pada 30 Juni 1911 untuk menggantikan bendera kerajaan yang digunakan sebelumnya. Warna hijau melambangkan perubahan radikal dan harapan yang dibawa oleh kaum republikan dan warna merah melambangkan darah.", "question_text": "Apa warna bendera Portugal ?", "answers": [{"text": "hijau-merah", "start_byte": 53, "limit_byte": 64}]} {"id": "-1940787865411398684-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Republik (India)", "passage_text": "Hari Republik (bahasa Inggris: Republic Day) ialah hari raya nasional di India yang diperingati pada tanggal 26 Januari. Meskipun India telah merdeka pada tanggal 15 Agustus 1947, konstitusinya baru disahkan pada tanggal 26 Januari 1950. Sampai hari peringatan tersebut, penguasa Britania Raya masih disebut sebagai Kaisar India. Dalam konstitusi tersebut, bentuk negara republik diambil oleh India.", "question_text": "Kapan India merdeka ?", "answers": [{"text": "15 Agustus 1947", "start_byte": 163, "limit_byte": 178}]} {"id": "8981460074622745149-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid At-Tin", "passage_text": "Masjid At-Tin adalah satu di antara dua masjid megah di kawasan TMII. Masjid lainnya adalah Masjid Diponegoro. Masjid yang mulai dibangun pada April 1997 ini menempati area tanah seluas 70.000 meter persegi dengan kapasitas sekitar 9.000 orang di dalam masjid dan 1.850 orang di selasar tertutup dan plaza. Pembangunan Masjid At-Tin selesai pada tahun 1999 dan dibuka secara umum pada tanggal 26 November 1999. Alamat Lengkapnya Ada Di Jalan Raya Taman Mini Pintu 1 Taman Mini Kelurahan Pinang Ranti, Makasar, Jakarta Timur 13560", "question_text": "tahun berapakah Masjid At-Tin dibangun?", "answers": [{"text": "April 1997", "start_byte": 143, "limit_byte": 153}]} {"id": "-2967124921913440888-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kapas", "passage_text": "Kapas (dari bahasa Hindi kapas, sendirinya dari bahasa Sanskerta karpasa[1]) adalah serat halus yang menyelubungi biji beberapa jenis Gossypium (biasa disebut \"pohon\"/tanaman kapas), tumbuhan 'semak' yang berasal dari daerah tropika dan subtropika. Serat kapas menjadi bahan penting dalam industri tekstil. Serat itu dapat dipintal menjadi benang dan ditenun menjadi kain. Produk tekstil dari serat kapas biasa disebut sebagai katun (benang maupun kainnya).", "question_text": "Di daerah manakah tumbuhan kapas tumbuh?", "answers": [{"text": "daerah tropika dan subtropika", "start_byte": 218, "limit_byte": 247}]} {"id": "4411795387401964660-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ming", "passage_text": "\nDinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan oleh pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok. Dinasti ini adalah dinasti bangsa Han yang terakhir memerintah setelah Dinasti Song. Pada tahun 1368, Zhu Yuanzhang berhasil mengusir bangsa Mongol kembali ke utara dan menghancurkan Dinasti Yuan yang mereka dirikan. Ia mendirikan dinasti Ming (大明國; Dà Míng Guó), dengan ibukotanya di Yingtian (sekarang Nanjing) sebelum putranya, Zhu Di, yang menjadi kaisar ke-3 memindahkan ibukota ke Shuntian (sekarang Beijing). Yingtian kemudian berganti nama menjadi Nanjing (ibukota selatan).", "question_text": "Berapa lama Dinasti Ming berkuasa ?", "answers": [{"text": "1368 - 1644", "start_byte": 56, "limit_byte": 67}]} {"id": "-3786838681327559657-34", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Ibukota kemudian disepakati pindah ke Berlin lagi pada tahun 1994 (berdasarkan Akta Berlin/Bonn). Relokasi pemerintahan baru selesai pada tahun 1999.[24] Bonn sendiri mendapatkan status sebagai Bundesstadt (kota federal) karena menjadi tempat beberapa kementrian.[25] Sejak bersatu, Jerman menjadi lebih aktif dalam keanggotaannya di Uni Eropa dan NATO. Jerman mengirim pasukan perdamaian untuk menjaga stabilitas di Balkan dan mengirim pasukan tentara ke Afganistan sebagai usaha meredam pasukan Taliban.[26] Penurunan pasukan ini menjadi kontroversial karena menurut aturan domestik mereka, Jerman mengirim pasukan hanya untuk peran pertahanan.[27] Pada tahun 2005, Angela Merkel menjadi Kanselir Jerman wanita pertama dengan koalisi besar di pemerintahan.[23]", "question_text": "Apa ibukota Jerman?", "answers": [{"text": "Berlin", "start_byte": 38, "limit_byte": 44}]} {"id": "-823456192325527718-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keroncong", "passage_text": "Akar keroncong berasal dari sejenis musik Portugis yang dikenal sebagai fado yang diperkenalkan oleh para pelaut dan budak kapal niaga bangsa itu sejak abad ke-16 ke Nusantara. Dari daratan India (Goa) masuklah musik ini pertama kali di Malaka dan kemudian dimainkan oleh para budak dari Maluku. Melemahnya pengaruh Portugis pada abad ke-17 di Nusantara tidak dengan serta-merta berarti hilang pula musik ini. Bentuk awal musik ini disebut moresco (sebuah tarian asal Spanyol, seperti polka agak lamban ritmenya), di mana salah satu lagu oleh Kusbini disusun kembali kini dikenal dengan nama Kr. Muritsku, yang diiringi oleh alat musik dawai. Musik keroncong yang berasal dari Tugu disebut keroncong Tugu. Dalam perkembangannya, masuk sejumlah unsur tradisional Nusantara, seperti penggunaan seruling serta beberapa komponen gamelan. Pada sekitar abad ke-19 bentuk musik campuran ini sudah populer di banyak tempat di Nusantara, bahkan hingga ke Semenanjung Malaya. Masa keemasan ini berlanjut hingga sekitar tahun 1960-an, dan kemudian meredup akibat masuknya gelombang musik populer (musik rock yang berkembang sejak 1950, dan berjayanya grup musik Beatles dan sejenisnya sejak tahun 1961 hingga sekarang). Meskipun demikian, musik keroncong masih tetap dimainkan dan dinikmati oleh berbagai lapisan masyarakat di Indonesia dan Malaysia hingga sekarang.", "question_text": "Dari daerah mana asal musik keroncong berasal ?", "answers": [{"text": "Portugis", "start_byte": 42, "limit_byte": 50}]} {"id": "7203958987508601148-0", "language": "indonesian", "document_title": "Desain industri", "passage_text": "\nDesain industri test (bahasa Inggris: Industrial design) adalah seni terapan di mana estetika dan usability (kemudahan dalam menggunakan suatu barang) suatu barang disempurnakan. Desain industri menghasilkan kreasi tentang bentuk, konfigurasi, atau komposisi garis atau warna atau garis dan warna atau gabungannya, yang berbentuk 3 atau 2 dimensi, yang memberi kesan estetis, dapat dipakai untuk menghasilkan produk, barang, komoditas industri atau kerajinan tangan. Sebuah karya desain dianggap sebagai kekayaan intelektual karena merupakan hasil buah pikiran dan kreatifitas dari pendesainnya, sehingga dilindungi hak ciptanya oleh pemerintah melalui Undang-Undang No. 31 tahun 2000 tentang Desain Industri. Kriteria desain industri adalah baru dan tidak melanggar agama, peraturan perundangan, susila, dan ketertiban umum. Jangka waktu perlindungan untuk desain industri adalah 10 tahun terhitung sejak tanggal penerimaan permohonan Desain Industri ke Kantor Ditjen Hak Kekayaan Intelektual.", "question_text": "Apa itu desain industri?", "answers": [{"text": "seni terapan di mana estetika dan usability (kemudahan dalam menggunakan suatu barang) suatu barang disempurnakan", "start_byte": 65, "limit_byte": 178}]} {"id": "3000461596075347822-1", "language": "indonesian", "document_title": "Frédéric Chopin", "passage_text": "Fryderyk Franciszek Chopin lahir di Zelazowa Wola,[4] dekat Warsawa, Polandia tanggal 1 Maret 1810. Ayahnya, Nicolas Chopin berasal dari Marainville, Prancis. Sedangkan ibunya, Tekla-Justyna Kryzanowka adalah orang Polandia. Ayahnya seorang Guru Bahasa Perancis di Warschauer Lyzeum, yang juga memainkan alat musik yaitu Biola dan Flute. Sedangkan Ibunya seorang pianis hebat. Chopin mempunyai tiga saudara kandung. Ludwika Marianna Chopin (1807-1855) adalah kakak kandung Chopin yang pertama. Justyna Izabela Chopin (1811-1881) adalah anak ke-3 dari keluarga Chopin. Dan saudari bungsunya bernama Emilia Chopin (1812-1827). Untuk menghindari wajib militer, pada tahun 1787 Nicolas Chopin meninggalkan Prancis dan menetap di Polandia. Chopin lahir tak lama setelah kedua orangtuanya pindah ke Polandia.\nChopin memiliki bakat alamiah dalam bermain piano, hal ini terlihat dalam improvisasi-imporivasinya untuk piano. Komposisi pertama yang dia buat adalah Polonaisen g-Minor dan Bes-Mayor. Pada umur delapan, dia tampil di depan publik dengan memainkan piano konserto milik Gywortez. Chopin mendapatkan pendidikan musik pertamanya oleh pianis Bohemia Adalbert Żiwny.", "question_text": "tahun berapakah Frédéric François Chopin dilahirkan?", "answers": [{"text": "1810", "start_byte": 94, "limit_byte": 98}]} {"id": "-5203520532628609508-1", "language": "indonesian", "document_title": "Politik Kuwait", "passage_text": "Konstitusi Kuwait diresmikan pada tahun 1962. Kuwait termasuk negara terbebas di Timur Tengah dalam hal kebebasan individu dan hak-hak politik.[6][7][8][9] Freedom House mengkategorikan Kuwait sebagai negara \"Bebas Sebagian\" dalam survei Kebebasan di Dunia.[10] Kuwait adalah satu-satunya negara Teluk yang berada di peringkat \"bebas sebagian\".[9]", "question_text": "Kapan Konstitusi Kuwait diresmikan?", "answers": [{"text": "1962", "start_byte": 40, "limit_byte": 44}]} {"id": "1239904757761838867-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tjipto Mangoenkoesoemo", "passage_text": "dr. Tjipto Mangoenkoesoemo (EYD: Cipto Mangunkusumo) (Pecangaan, Jepara, Jawa Tengah, 1886 – Jakarta, 8 Maret 1943) adalah seorang tokoh pergerakan kemerdekaan Indonesia. Bersama dengan Ernest Douwes Dekker dan Ki Hajar Dewantara ia dikenal sebagai \"Tiga Serangkai\" yang banyak menyebarluaskan ide pemerintahan sendiri dan kritis terhadap pemerintahan penjajahan Hindia Belanda. Ia adalah tokoh dalam Indische Partij, suatu organisasi politik yang pertama kali mencetuskan ide pemerintahan sendiri di tangan penduduk setempat, bukan oleh Belanda. Pada tahun 1913 ia dan kedua rekannya diasingkan oleh pemerintah kolonial ke Belanda akibat tulisan dan aktivitas politiknya, dan baru kembali 1917.", "question_text": "Apa nama organisasi yang dibentuk dr. Tjipto Mangoenkoesoemo ?", "answers": [{"text": "Indische Partij", "start_byte": 403, "limit_byte": 418}]} {"id": "-3369322640766661247-0", "language": "indonesian", "document_title": "Joshua Benjamin Jeyaretnam", "passage_text": "\nJoshua Benjamin Jeyaretnam (5 Januari 1926—30 September 2008; lebih dikenal sebagai J.B. Jeyaretnam atau JBJ) ialah anggota parlemen oposisi Singapura yang pertama sejak kemerdekaan negara itu selama 16 tahun. Bagaimanapun, Jeyaretnam kemudian dijatuhkan oleh serangkaian tuduhan dan denda yang dipercayai secara meluas sebagai didorong oleh motif politik dalam usaha sungguh-sungguh untuk melarangnya menyertai lagi pemilihan umum Singapura. Sejak 1984 hingga hari ini, ia masih tidak layak bertanding. Untuk pemilihan umum 2006, ia dilaporkan akan memberi sokongan kepada Yap Keng Ho, seorang pengacara cerdas dan tokoh oposisi yang baru.", "question_text": "Kapan Joshua Benjamin Jeyaretnam lahir?", "answers": [{"text": "5 Januari 1926", "start_byte": 29, "limit_byte": 43}]} {"id": "-7788076947300790615-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas (surat kabar)", "passage_text": "Setelah mengumpulkan tanda bukti 3000 calon pelanggan sebagai syarat izin penerbitan, akhirnya Kompas terbit pertama kali pada tanggal 28 Juni 1965.[5] Pada mulanya kantor redaksi Kompas masih menumpang di rumah Jakob Oetama, kemudian berpindah menumpang di kantor redaksi Majalah Intisari. Pada terbitan perdananya, Kompas hanya terbit dengan empat (4) halaman dengan iklan yang hanya berjumlah enam (6) buah.[6] Selanjutnya, pada masa-masa awal berdirinya (1965) Koran Kompas terbit sebagai surat kabar mingguan dengan 8 halaman, lalu terbit 4 kali seminggu, dan hanya dalam kurun waktu 2 tahun telah berkembang menjadi surat kabar harian nasional dengan oplah mencapai 30.650 eksemplar.[7]", "question_text": "tahun berapakah koran kompas didirikan?", "answers": [{"text": "28 Juni 1965", "start_byte": 135, "limit_byte": 147}]} {"id": "6857520132718746299-1", "language": "indonesian", "document_title": "Romain Grosjean", "passage_text": "Grosjean merupakan salah satu pembalap dari program Renault Driver Development Program.[5] Memulai karier single seater-nya di 2003, Grosjean yang saat itu turun balapan di Formula Renault Swiss langsung memenangi 10 balapan di musim debutnya. Ia kemudian pindah ke ajang Formula Renault Perancis di 2004 dan berhasil menempati posisi tujuh klasemen akhir dengan hasil satu kemenangan saja. Tahun 2005 ia berhasil menjadi juara umum dengan 10 kali kemenangan. Grosjean juga tampil di Formula Renault Eurocup dan berhasil finish podium satu kali.", "question_text": "Kapan Romain Grosjean menjadi pembalap ?", "answers": [{"text": "2003", "start_byte": 127, "limit_byte": 131}]} {"id": "-2661512408000131265-3", "language": "indonesian", "document_title": "Instagram", "passage_text": "Perusahaan Burbn, Inc. berdiri pada tahun 2010, perusahaan teknologi startup yang hanya berfokus kepada pengembangan aplikasi untuk telepon genggam. Pada awalnya Burbn, Inc. sendiri memiliki fokus yang terlalu banyak di dalam HTML5 peranti bergerak, namun kedua CEO, Kevin Systrom dan Mike Krieger memutuskan untuk lebih fokus pada satu hal saja. Setelah satu minggu mereka mencoba untuk membuat sebuah ide yang bagus, pada akhirnya mereka membuat sebuah versi pertama dari Burbn, namun di dalamnya masih ada beberapa hal yang belum sempurna. Versi Burbn yang sudah final, aplikasi yang sudah dapat digunakan iPhone yang isinya terlalu banyak dengan fitur-fitur. Sulit bagi Kevin Systrom dan Mike Krieger untuk mengurangi fitur-fitur yang ada, dan memulai lagi dari awal, namun akhirnya mereka hanya memfokuskan pada bagian foto, komentar, dan juga kemampuan untuk menyukai sebuah foto. Itulah yang akhirnya menjadi Instagram.[13]", "question_text": "kapankah Instagram didirikan?", "answers": [{"text": "2010", "start_byte": 42, "limit_byte": 46}]} {"id": "-5190543941474264818-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afganistan", "passage_text": "Afganistan (Pashtun/Dari: افغانستان, Afganistan), secara resmi Republik Islam Afganistan, adalah negara yang terkurung daratan yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah. Memiliki penduduk sekitar 32 juta, menjadikannya negara paling padat penduduknya ke-42 di dunia. Negara ini berbatasan dengan Pakistan di selatan dan timur; Iran di barat; Turkmenistan,Uzbekistan, Tajikistan di utara; dan Tiongkok jauh di timur laut. Wilayahnya meliputi 652.000km² (252.000 sq mi), menjadikannya negara terbesar ke-41 di dunia.", "question_text": "dimanakah letak Afganistan ?", "answers": [{"text": "Asia Selatan dan Asia Tengah", "start_byte": 153, "limit_byte": 181}]} {"id": "8270667693745805718-0", "language": "indonesian", "document_title": "Accuracy International Arctic Warfare", "passage_text": "Accuracy International Arctic Warfare adalah senapan runduk bolt-action yang merupakan bagian dari keluarga senapan runduk buatan perusahaan Inggris, Accuracy International. Senapan ini menggunakan bidikan optik buatan Jerman, Schmidt & Bender PM II/MILITARY MK I sebagai standar penjualannya. Sedangkan Jerman dan Rusia lebih memilih menggunakan bidikan optik buatan Zeiss.", "question_text": "Perusahaan apa yang membuat Accuracy International Arctic Warfare?", "answers": [{"text": "Accuracy International", "start_byte": 150, "limit_byte": 172}]} {"id": "8245453774058662101-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bagdad", "passage_text": "Bagdad tetap dikuasai Kerajaan Ottoman hingga terbentuknya kerajaan Irak di bawah kekuasaan Britania Raya pada 1921, yang kemudian dilanjutkan dengan kemerdekaan resmi pada 1932 dan kemerdekaan penuh pada 1946. Pengaruh Eropa ini juga mengubah wajah kota. Pada tahun 1920, Bagdad - yang tumbuh dari lokasi tertutup seluas 254 mil persegi (657km²) - menjadi ibu kota negara baru Irak.", "question_text": "berapakah luas Baghdad?", "answers": [{"text": "254 mil persegi", "start_byte": 322, "limit_byte": 337}]} {"id": "-6296026357199343924-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kepunahan", "passage_text": "Dodo berasal dari Mauritius. Dodo bergerak lamban dan cukup jinak, sifat yang sebenarnya tidak begitu bagus untuk bisa bertahan hidup. Dagingnya tidak enak bila dimakan dan mempunyai hubungan jauh dengan famili burung merpati. Ia diperkirakan mempunyai ketinggian 70 cm dan lebar yang hampir sama dari paruh sampai buntut. Dodo adalah jenis burung yang tidak dapat terbang. Oleh karena itu, ia meletakkan telurnya di tanah. Tak heran bila telurnya banyak dimakan hewan yang dibawa oleh manusia pada abad ke-17 ke pulau Mauritius, seperti babi, anjing, dan keledai. Dalam waktu yang waktu 70 tahun setelah orang Eropa pertama kali menginjakkan kaki di Mauritius, Dodo menjadi punah. Dodo diperkirakan punah pada tahun 1693.", "question_text": "kapankah burung dodo terakhir hidup?", "answers": [{"text": "1693", "start_byte": 717, "limit_byte": 721}]} {"id": "-1835280585037839169-0", "language": "indonesian", "document_title": "Northumberland", "passage_text": "\nNorthumberland merupakan sebuah county di Inggris yang memiliki luas wilayah 5.013 km² dan populasi 311.400 jiwa (2005). Dengan kepadatan penduduk 62 jiwa/km². Ibu kotanya ialah Morpeth.", "question_text": "Berapa luas wilayah Northumbria ?", "answers": [{"text": "5.013 km²", "start_byte": 78, "limit_byte": 88}]} {"id": "6568587055788030697-11", "language": "indonesian", "document_title": "Welang", "passage_text": "Sebaran ular ini meliputi wilayah-wilayah dekat pantai hingga daerah bergunung-gunung sekurangnya sampai ketinggian sekitar 2.300 m dpl., namun umumnya lebih kerap dijumpai di dataran rendah. Ular welang menghuni wilayah-wilayah perbatasan antara hutan-hutan dataran rendah yang lembap dengan yang lebih kering, hutan-hutan pegunungan, semak belukar, rawa-rawa, daerah pertanian, perkebunan dan persawahan. Tidak jarang pula dijumpai dekat permukiman, jalan raya atau sungai.[8]", "question_text": "Dimanakah habitat ular Welang?", "answers": [{"text": "wilayah-wilayah dekat pantai hingga daerah bergunung-gunung sekurangnya sampai ketinggian sekitar 2.300 m dpl., namun umumnya lebih kerap dijumpai di dataran rendah", "start_byte": 26, "limit_byte": 190}]} {"id": "5788098559800219005-22", "language": "indonesian", "document_title": "Aang", "passage_text": "Michael Dante DiMartino, pencipta serial Avatar, pernah berkata:", "question_text": "siapakah pencipta Avatar: The Legend of aang?", "answers": [{"text": "Michael Dante DiMartino", "start_byte": 0, "limit_byte": 23}]} {"id": "1422005425532010221-0", "language": "indonesian", "document_title": "Digimon Adventure tri.", "passage_text": "Digimon Adventure tri.(Japanese:デジモンアドベンチャーtri.,Hepburn:Dejimon Adobenchā Torai) adalah sebuah serial film anime yang diproduksi oleh Toei Animation. Serial ini dibagi dalam enam bagian film sekaligus menjadi sekuel langsung dari dua serial televisi, Digimon Adventure dan Digimon Adventure 02, dan untuk memperingati ulang tahun ke-15 serial Digimon Adventure.[1] Film pertama, Saikai(再会,Reunion), dirilis pada 21 November 2015 dan akan dirilis dalam bentuk DVD dan Blu-ray di Jepang pada 18 Desember 2015.[2] Pada penayangan film Reunion, film kedua yang berjudul Ketsui(決意,Determination) diumumkan akan dirilis pada 12 Maret 2016.", "question_text": "tahun berapakah Digimon Adventure tri dirilis pertama kali?", "answers": [{"text": "2015", "start_byte": 451, "limit_byte": 455}]} {"id": "-307559741266867789-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sense and Sensibility", "passage_text": "Sense and Sensibility adalah sebuah novel yang ditulis oleh Jane Austen, dan merupakan karya pertamanya yang dipublikasikan dibawah nama samaran \"A Lady\" pada tahun 1811. Sebuah karya fiksi romantis, Sense and Sensibility berlatar belakang di Southwest Inggris antara tahun 1792 dan 1797,[1] dan menggambarkan kehidupan dan kisah cinta Dashwood bersaudara, Elinor dan Marianne. Novel ini bercerita tentang kedua gadis muda tersebut dirumah baru mereka, sebuah pondok kecil milik kerabat jauh mereka, dimana mereka merasakan kasih sayang, kisah cinta and dan patah hati. Penyelesaian novel ini ambigu, dimana pembaca harus memutuskan apakah sense (pengertian) dan sensibility (kepekaan) benar-benar telah menyatu.[2]", "question_text": "Kapan Sense and Sensibility ditulis?", "answers": [{"text": "1811", "start_byte": 165, "limit_byte": 169}]} {"id": "-9086735271536107767-0", "language": "indonesian", "document_title": "Virtualisasi", "passage_text": "\nDalam ilmu komputer, virtualisasi (English: virtualization) adalah istilah umum yang mengacu kepada abstraksi dari sumber daya komputer. Definisi lainnya adalah \"sebuah teknik untuk menyembunyikan karakteristik fisik dari sumber daya komputer dari bagaimana cara sistem lain, aplikasi atau pengguna berinteraksi dengan sumber daya tersebut. Hal ini termasuk membuat sebuah sumber daya tunggal (seperti server, sebuah sistem operasi, sebuah aplikasi, atau peralatan penyimpanan terlihat berfungsi sebagai beberapa sumber daya logikal; atau dapat juga termasuk definisi untuk membuat beberapa sumber daya fisik (seperti beberapa peralatan penyimpanan atau server) terlihat sebagai satu sumber daya logikal.\"[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Virtualisasi ?", "answers": [{"text": "istilah umum yang mengacu kepada abstraksi dari sumber daya komputer", "start_byte": 68, "limit_byte": 136}]} {"id": "6433713698193878422-3", "language": "indonesian", "document_title": "Keraton Sumenep", "passage_text": "Karaton Pajagalan atau lebih dikenal Karaton Songennep dibangun di atas tanah pribadi milik Panembahan Somala penguasa Sumenep XXXI. Dibangun Pada tahun 1781 dengan arsitek pembangunan Karaton oleh Lauw Piango salah seorang warga keturunan Tionghoa yang mengungsi akibat Huru Hara Tionghoa 1740 M di Semarang. Karaton Panembahan Somala dibangun di sebelah timur karaton milik Gusti R. Ayu Rasmana Tirtonegoro dan Kanjeng Tumenggung Ario Tirtonegoro (Bindara Saod) yang tak lain adalah orang tua dia. Bangunan Kompleks Karaton sendiri terdiri dari banyak massa, tidak dibangun secara bersamaan namun di bangun dan diperluas secara bertahap oleh para keturunannya.", "question_text": "Siapa pendiri Keraton Sumenep?", "answers": [{"text": "Panembahan Somala", "start_byte": 92, "limit_byte": 109}]} {"id": "-3994935224489732647-1", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke-43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, seperti Animax dan stasiun televisi lainnya, pada 3 Oktober 2002 sampai sekarang. Seri pertama terdiri atas 9 musim dan berlangsung 220 episode. Musim pertama dari seri kedua mulai ditayangkan pada tanggal 15 Februari 2007. Di Indonesia sendiri, anime Naruto pernah ditayangkan oleh stasiun televisi Trans TV, yang kemudian ditayangkan lebih lanjut oleh GTV dan sempat ditayangkan di Indosiar untuk musim keempat dan kelima sampai Naruto Shippuden musim kelima. Selain serial anime, Studio Pierrot telah mengembangkan delapan film untuk seri dan beberapa original video animation (OVA). Jenis barang dagangan termasuk novel ringan, permainan video dan koleksi kartu yang dikembangkan oleh beberapa perusahaan.", "question_text": "Siapa penerbit manga Naruto?", "answers": [{"text": "Shueisha", "start_byte": 53, "limit_byte": 61}]} {"id": "-7260605397062691048-9", "language": "indonesian", "document_title": "Dunia Ketiga", "passage_text": "Untuk melawan pola pikir seperti ini, beberapa peneliti mengusulkan ide perubahan dinamika dunia yang dimulai pada akhir 1980-an bernama Konvergensi Besar.[8] Menurut Jack A. Goldstone dan rekan-rekannya, \"pada abad ke-20, Divergensi Besar memuncak sebelum Perang Dunia Pertama dan berlangsung sampai awal 1970-an. Kemudian, setelah fluktuasi tak tentu selama dua dasawarsa, pada akhir 1980-an, Divergensi Besar digantikan oleh Konvergensi Besar karena mayoritas negara Dunia Ketiga mencetak angka pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi daripada mayoritas negara Dunia Pertama\".[9]", "question_text": "Kapan istilah konvergensi pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1980-an", "start_byte": 386, "limit_byte": 393}]} {"id": "-8692848226433166957-32", "language": "indonesian", "document_title": "Singapura", "passage_text": "Singapura memiliki banyak proyek reklamasi tanah dengan tanah diperoleh dari bukit, dasar laut, dan negara tetangga. Hasilnya, daratan Singapura meluas dari 5,815km2 (2,245.2sqmi) pada 1960-an menjadi 704km2 (271.8sqmi) pada hari ini, dan akan meluas lagi hingga 100km2 (38.6sqmi) pada 2030.[47] Proyek ini kadang mengharuskan beberapa pulau kecil digabungkan melalui reklamasi tanah untuk membentuk pulau-pulau besar dan berguna, contohnya Pulau Jurong.", "question_text": "berapakah luas Singapura?", "answers": [{"text": "704km", "start_byte": 201, "limit_byte": 206}]} {"id": "-3832393145489740572-0", "language": "indonesian", "document_title": "Antigen", "passage_text": "\n\nAntigen adalah sebuah zat yang merangsang respon imun, terutama dalam menghasilkan antibodi. Antigen biasanya berupa protein atau polisakarida, tetapi dapat juga berupa molekul lainnya, termasuk molekul kecil (hapten) yang bergabung dengan protein-pembawa atau carrier.", "question_text": "Apa itu antigen ?", "answers": [{"text": "zat yang merangsang respon imun, terutama dalam menghasilkan antibodi", "start_byte": 24, "limit_byte": 93}]} {"id": "-7560544896436678644-3", "language": "indonesian", "document_title": "Fadli Zon", "passage_text": "Fadli Zon lahir di Jakarta, dan merupakan putera pertama dari tiga bersaudara pasangan Zon Harjo dan Ellyda Yatim.[4] Kedua orang tuanya berasal dari Payakumbuh, Sumatera Barat, Minangkabau.[4]", "question_text": "siapakah orang tua Fadli Zon?", "answers": [{"text": "Zon Harjo dan Ellyda Yatim", "start_byte": 87, "limit_byte": 113}]} {"id": "-890450084454459064-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kriptomnesia", "passage_text": "Kata itu pertama kali digunakan oleh psikiater Théodore Flournoy,[4] merujuk pada kasus yang menimpa Hélène Smith (Catherine-Élise Müller), untuk menunjukkan tingginya insiden dalam psikisme \"memori laten pada sebagian perantara yang muncul, seringkali penampilannya diubah oleh imajinasi atau penalaran yang berada di bawah ambang batas persepsi kesadaran, seperti yang sering terjadi di dalam mimpi.\"", "question_text": "Siapa yang menemukan istilah Kriptomnesia ?", "answers": [{"text": "Théodore Flournoy", "start_byte": 47, "limit_byte": 65}]} {"id": "-6133961498960332298-1", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi berwarna", "passage_text": "Pada tahun 1873 seorang operator telegram menemukan cara agar manusia dapat melihat arus listrik dengan menggunakan selenium camera. Seorang Jerman membuat hak paten atas penemuannya pada tahun 1904 yang berisi tentang proposal untuk sistem televisi berwarna. Tahun 1925 Zworykin membuat paten tentang semua televisi berwarna elektronik. Tetapi sistem ini tidaklah efisien, bagaimanapun Zworykin adalah orang pertama yang mematenkan televisi berwarna. Sistem televisi berwarna yang desainnya berdasar pada perusahaan RCA memulai era penyiaran komersial dan pertama kali disahkan oleh Federal Communications Commission (FCC) pada 17 Desember 1953. Dan akhirnya antara tahun 1946 dan 1950 para staf peneliti dari laboratorium RCA menemukan televisi elektronik berwarna pertama di dunia yang masih kompatibel dengan sistem monokrom.", "question_text": "Kapan Televisi berwarna muncul ?", "answers": [{"text": "17 Desember 1953", "start_byte": 629, "limit_byte": 645}]} {"id": "3763021830960287302-10", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Sri Lanka", "passage_text": "Pada abad ke-6, para pedagang Arab mengendalikan sebagian besar perdagangan di Samudra Hindia, termasuk Sri Lanka. Beberapa pedagang tersebut bermukim di Sri Lanka, sesambil menyebarkan Islam. Namun, saat Portugis datang ke Sri Lanka pada abad ke-16, beberapa Muslim keturunan Arab dianiaya, memaksa mereka bermigrasi ke Dataran Tinggi Tengah dan pesisir timur.", "question_text": "Siapa yang membawa islam ke Sri Lanka ?", "answers": [{"text": "pedagang Arab", "start_byte": 21, "limit_byte": 34}]} {"id": "-4964576152288001959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Moewardi", "passage_text": "Dr. Moewardi (Pati, Jawa Tengah, 1907 - Surakarta, Jawa Tengah, 13 Oktober 1948) adalah seorang pahlawan nasional Indonesia.\nMoewardi adalah seorang dokter lulusan STOVIA. Setelah lulus, ia melanjutkan pendidikan Spesialisasi Telinga Hidung Tenggorokan (THT). Selain itu aa adalah ketua Barisan Pelopor tahun 1945 di Surakarta dan terlibat dalam peristiwa proklamasi 17 Agustus 1945. Dalam acara tersebut, ia juga turut memberikan sambutan setelah Soewirjo, wakil wali kota Jakarta saat itu.", "question_text": "Kapan Dr. Moewardi lahir ?", "answers": [{"text": "1907", "start_byte": 33, "limit_byte": 37}]} {"id": "726966883002348569-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Zambia", "passage_text": "Bendera saat ini digunakan sebagai bendera nasional[1] dan panji. Bendera ini berwarna hijau dengan elang ikan Afrika berwarna oranye yang sedang terbang di atas blok persegi yang terdiri dari tiga garis vertikal, berwarna, dari kiri ke kanan: merah, hitam dan oranye. Penempatan elang dan blok garis pada sisi kerekan bendera sangat penting karena kebanyakan emblem dan simbol pada bendera ditempatkan di pusat atau di kerekan. Warna yang digunakan dalam bendera Zambia kaya akan simbolisme. Hijau melambangkan kesuburan flora bangsa, merah bagi perjuangan bangsa untuk kebebasan, hitam bagi orang-orang Zambia, dan jingga untuk kekayaan alam dan kekayaan mineral tanah. Selain itu, elang terbang di atas garis-garis berwarna dimaksudkan untuk mewakili kemampuan masyarakat untuk mengatasi masalah bangsa.", "question_text": "Apakah warna bendera Zambia?", "answers": [{"text": "hijau dengan elang ikan Afrika berwarna oranye yang sedang terbang di atas blok persegi yang terdiri dari tiga garis vertikal, berwarna, dari kiri ke kanan: merah, hitam dan oranye", "start_byte": 87, "limit_byte": 267}]} {"id": "-3358982510419907913-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tatarstan", "passage_text": "\nTatarstan merupakan sebuah nama Subyek Federal Rusia. Subyek federal ini memiliki luas wilayah 67.836,2km². Populasi 3.779.265 jiwa. Kepadatan penduduk 55,6 jiwa/km². Ibu kotanya ialah Kazan.", "question_text": "Apakah ibukota Tatarstan?", "answers": [{"text": "Kazan", "start_byte": 188, "limit_byte": 193}]} {"id": "-7583278869396305546-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alkana", "passage_text": "Alkana (juga disebut dengan parafin) adalah senyawa kimia hidrokarbon jenuh asiklis. Alkana termasuk senyawa alifatik. Dengan kata lain, alkana adalah sebuah rantai karbon panjang dengan ikatan-ikatan tunggal. Rumus umum untuk alkana adalah CnH2n+2. Alkana yang paling sederhana adalah metana dengan rumus CH4. Tidak ada batasan berapa karbon yang dapat terikat bersama. Beberapa jenis minyak dan wax adalah contoh alkana dengan atom jumlah atom karbon yang besar, bisa lebih dari 10 atom karbon.", "question_text": "Apa itu Alkana?", "answers": [{"text": "senyawa kimia hidrokarbon jenuh asiklis", "start_byte": 44, "limit_byte": 83}]} {"id": "9219540035045760315-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kapasitansi", "passage_text": "\nKapasitansi atau kapasitans adalah ukuran jumlah muatan listrik yang disimpan (atau dipisahkan) untuk sebuah potensial listrik yang telah ditentukan. Bentuk paling umum dari peranti penyimpanan muatan adalah sebuah kapasitor dua lempeng/pelat/keping. Jika muatan di lempeng/pelat/keping adalah +Q dan –Q, dan V adalah tegangan listrik antar lempeng/pelat/keping, maka rumus kapasitans adalah:", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan kapasitansi ?", "answers": [{"text": "ukuran jumlah muatan listrik yang disimpan (atau dipisahkan) untuk sebuah potensial listrik yang telah ditentukan", "start_byte": 36, "limit_byte": 149}]} {"id": "9032938895063096003-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Moldova", "passage_text": "Bendera Moldova merupakan bendera triwarna horisontal biru, kuning, merah dengan lambang negara di tengah-tengah. Rasio bendera ini adalah 1:2 dan memiliki warna yang hampir sama dengan bendera Romania.", "question_text": "Apakah warna bendera Moldova ?", "answers": [{"text": "biru, kuning, merah", "start_byte": 54, "limit_byte": 73}]} {"id": "-7439932854498161861-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "berapakah luas Denmark?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "-5962850855917018846-1", "language": "indonesian", "document_title": "Armin van Buuren", "passage_text": "Armin van Buuren lahir di Leiden, Belanda pada tanggal 25 Desember 1976, tetapi dibesarkan di Koudekerk aan den Rijn. Van Buuren mulai membuat lagu saat ia berumur 14 tahun. Ia terinspirasi oleh komposer musik elektronik dari Perancis, Jean Michel Jarre, dan ia ingin menjadi komposer besar seperti Jarre.", "question_text": "Kapan Armin van Buuren lahir ?", "answers": [{"text": "25 Desember 1976", "start_byte": 55, "limit_byte": 71}]} {"id": "2005861209726366498-0", "language": "indonesian", "document_title": "Seni Didong", "passage_text": "Seni Didong adalah salah satu jenis kesenian tradisional masyarakat Gayo yang masih bertahan hingga zaman modren ini, mempunyai social interest yang tinggi dari setiap lapisan masyarakatnya. Kesenian Didong merupakan perpaduan antara seni tari dan seni suara dengan unsur sastra berupa syair-syair sebagai unsur utamanya, berkembang dan dijaga kelestariannya oleh masyarakat yang berada di Kabupaten Aceh Tengah dan Kabupaten Bener Meriah Provinsi Aceh.[1]", "question_text": "apa yang di maksud dengan Seni Didong?", "answers": [{"text": "salah satu jenis kesenian tradisional masyarakat Gayo yang masih bertahan hingga zaman modren ini, mempunyai social interest yang tinggi dari setiap lapisan masyarakatnya", "start_byte": 19, "limit_byte": 189}]} {"id": "1421869550302083758-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geologi", "passage_text": "\nGeologi (berasal dari Yunani: γη- [ge-, \"bumi\"] dan λογος [logos, \"kata\", \"alasan\"])[1][2] adalah Ilmu (sains) yang mempelajari bumi, komposisinya, struktur, sifat-sifat fisik, sejarah, dan proses pembentukannya.", "question_text": "Apa pengertian ilmu geologi ?", "answers": [{"text": "Ilmu (sains) yang mempelajari bumi, komposisinya, struktur, sifat-sifat fisik, sejarah, dan proses pembentukannya", "start_byte": 106, "limit_byte": 219}]} {"id": "6751214952660522378-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mughal", "passage_text": "Kekaisaran Mughal (Persian: شاهان مغول‎ Shāhān-e Moġul; sebutan diri: گوركانى - Gūrkānī) adalah sebuah negara yang pada masa jayanya memerintah Afganistan, Balochistan, dan sebagian besar anak benua India antara 1526 dan 1857. Kekaisaran ini didirikan oleh pemimpin Mongol, Barbur, pada tahun 1526, ketika dia mengalahkan Ibrahim Lodi, Sultan Delhi terakhir dalam Pertempuran Panipat I. Kata mughal adalah versi Indo-Aryan dari Mongol. Agama rakyat Mughal adalah Islam.", "question_text": "apakah jenis pemerintahan yang digunakan kerajaan Mughal?", "answers": [{"text": "Kekaisaran", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "3229075922707665743-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "apakah mata uang di Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-4671222792708753485-16", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Nama DKA pun berubah menjadi Perusahaan Negara Kereta Api (PNKA),[10] semasa Orde Lama. Lalu, pada tanggal 15 September 1971 berubah menjadi Perusahaan Jawatan Kereta Api (PJKA)[11]. Kemudian, pada tanggal 2 Januari 1991, PJKA berubah menjadi Perusahaan Umum Kereta Api (Perumka)[12], dan semenjak tanggal 1 Juni 1999, Perumka mulai menunjukkan keterbukaannya dan berubah menjadi PT Kereta Api (Persero) (PT KA).[13][14] Pada bulan Mei 2010, nama PT KA berubah menjadi PT Kereta Api Indonesia (Persero) (PT KAI)[15], hingga saat ini.", "question_text": "Kapan PT Kereta Api Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "Mei 2010", "start_byte": 432, "limit_byte": 440}]} {"id": "1113038448930536523-19", "language": "indonesian", "document_title": "Is Haryanto", "passage_text": "Is Haryanto mencipta tidak kurang dari 3000 lagu [8], baik berbahasa Indonesia maupun bahasa Jawa. Karya-karyanya yang dikenal orang sebagai \"lagu abadi\" misalnya Rèk Ayo Rèk, Sipaté Manungsa, Råndhå Ngarep Omah, Kapan Kowe Percoyo, Sepanjang Jalan Kenangan, Sebelum kau Pergi, Tanpamu, Hilang Permataku, dll.", "question_text": "berapakah jumlah lagu karagan Is Haryanto?", "answers": [{"text": "3000", "start_byte": 39, "limit_byte": 43}]} {"id": "6090118325012292025-17", "language": "indonesian", "document_title": "Astronomi", "passage_text": "Dimulainya astronomi yang berdasarkan perhitungan matematis dan ilmiah dulu dipelopori oleh orang-orang Babilonia.[10] Mereka menemukan bahwa gerhana bulan memiliki sebuah siklus yang teratur, disebut siklus saros.[11] Mengikuti jejak astronom-astronom Babilonia, kemajuan demi kemajuan kemudian berhasil dicapai oleh komunitas astronomi Yunani Kuno dan negeri-negeri sekitarnya. Astronomi Yunani sedari awal memang bertujuan untuk menemukan penjelasan yang rasional dan berbasis fisika untuk fenomena-fenomena angkasa.[12] Pada abad ke-3 SM, Aristarkhos dari Samos melakukan perhitungan atas ukuran Bumi serta jarak antara Bumi dan Bulan, dan kemudian mengajukan model Tata Surya yang heliosentris — pertama kalinya dalam sejarah. Pada abad ke-2 SM, Hipparkhos berhasil menemukan gerak presesi, juga menghitung ukuran Bulan dan Matahari serta jarak antara keduanya, sekaligus membuat alat-alat penelitian astronomi paling awal seperti astrolab.[13] Mayoritas penyusunan rasi bintang di belahan utara sekarang masih didasarkan atas susunan yang diformulasikan olehnya melalui katalog yang waktu itu mencakup 1.020 bintang.[14] Mekanisme Antikythera yang terkenal (ca. 150-80 SM) juga berasal dari periode yang sama: komputer analog yang digunakan untuk menghitung letak Matahari/Bulan/planet-planet pada tanggal tertentu ini merupakan barang paling kompleks dalam sejarah sampai abad ke-14, ketika jam-jam astronomi mulai bermunculan di Eropa.[15]", "question_text": "Kapan ilmu astronomi diperkenalkan ?", "answers": [{"text": "abad ke-3 SM", "start_byte": 529, "limit_byte": 541}]} {"id": "-5352989998056697925-1", "language": "indonesian", "document_title": "Venezuela", "passage_text": "Venezuela dibagi menjadi dua puluh tiga negara bagian (estados), daerah ibukota (distrito capital) Caracas, Dependensi Persekutuan (Dependencias Federales, wilayah khusus), dan Guayana Esequiba (didapat dalam sengketa perbatasan dengan Guyana). Venezuela dibagi lagi dalam 335 kota (municipios); yang memiliki lebih seribu paroki (parroquias). Negara-negara bagian tersebut digabungkan dalam sembilan wilayah administratif (regiones administrativas), yang diputuskan presiden.", "question_text": "Berapa negara bagian di Venezuela?", "answers": [{"text": "dua puluh tiga", "start_byte": 25, "limit_byte": 39}]} {"id": "7650695633784885698-19", "language": "indonesian", "document_title": "Yahudi di Indonesia", "passage_text": "Menurut sumber dari UIJC saat ini keturunan Yahudi di Indonesia yang sudah diketahui hampir mendekati 2.000-an orang. Yang sudah terdeteksi 500-an. tersebar hampir merata di seluruh Indonesia, bahkan ada di Aceh, Sumatra Utara & Sumatra Barat. Di Sulawesi Utara ada potensi sampai 800-an orang, di Jakarta diperkirakan lebih dari 200-an orang dan di Surabaya terdapat keturunan Yahudi yang juga cukup banyak jumlahnya.\nSelain itu anggota UIJC juga ada yang berasal dari daerah lain, di antaranya Lampung, Tangerang, Bekasi, Cirebon, Bandung, Semarang, Solo, Cilacap, Yogyakarta, dan Bali. Umumnya mereka adalah keturunan campuran antara Indonesia dengan Yahudi Belanda, Jerman, Belgia, Irak, dan Portugis. Meski demikian, bukan berarti anggota UIJC harus beragama Yahudi,karena organisasi ini hanyalah sebagai paguyuban warga keturunan Yahudi di Indonesia.", "question_text": "Berapa populasi Yahudi di Indonesia ?", "answers": [{"text": "2.000-an", "start_byte": 102, "limit_byte": 110}]} {"id": "-2613110005841415740-18", "language": "indonesian", "document_title": "Austria", "passage_text": "Etnis Jerman ialah etnis terbanyak di negara ini yakni lebih kurang 85% hingga 89% daripada populasi Austria. Lebih kurang 10% yang lain terdiri daripada pendatang yang berasal dari negara sekitar terutama sekali dari negara Blok Timur. Negeri Kärnten dan Steiermark menjadi tempat tinggal untuk minoritas Slovenia yaitu berjumlah kurang lebih 18.000 orang. Bahasa Jerman menjadi bahasa resmi pemerintahan dan digunakan oleh hampir keseluruhan penduduk Austria. Disebabkan muka Bumi yang berbeda, dialek Jermannya juga berbeda. Hampir semua kawasan menggunakan dialek Austro-Bavaria kecuali di barat Austria (Vorarlberg) yang menggunakan dialek Alemanik (Alemannic).", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan di Austria ?", "answers": [{"text": "Bahasa Jerman", "start_byte": 359, "limit_byte": 372}]} {"id": "-3881301357117946552-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shinto", "passage_text": "\n\nShinto(神道,Shintō, secara harfiah bermakna \"jalan/jalur dewa\") adalah sebuah agama yang berasal dari Jepang. Dari masa Restorasi Meiji hingga akhir Perang Dunia II, Shinto adalah agama resmi di Jepang.", "question_text": "Apakah makna dari kata Shinto dalam bahasa Jepang ?", "answers": [{"text": "jalan/jalur dewa", "start_byte": 50, "limit_byte": 66}]} {"id": "3559732099154874961-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transistor", "passage_text": "Transistor adalah alat semikonduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung (switching), stabilisasi tegangan, modulasi sinyal atau sebagai fungsi lainnya. Transistor dapat berfungsi semacam kran listrik, di mana berdasarkan arus inputnya (BJT) atau tegangan inputnya (FET), memungkinkan pengaliran listrik yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya.", "question_text": "Apa itu transistor?", "answers": [{"text": "alat semikonduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung (switching), stabilisasi tegangan, modulasi sinyal atau sebagai fungsi lainnya", "start_byte": 18, "limit_byte": 184}]} {"id": "-6040980702263549045-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Hemingway", "passage_text": "\nErnest Hemingway dilahirkan pada 21 Juli 1899 di Oak Park, Illinois, sebuah suburban dari Chicago. Hemingway adalah anak lelaki pertama dan anak kedua dari enam anak yang dilahirkan dalam keluarga Clarence Edmonds (\"Doctor Ed\") dan Grace Hall Hemingway. Ayah Hemingway, seorang dokter, menyaksikan kelahiran Ernest dan kemudian meniup sebuah serunai di teras depannya, untuk mengumumkan kepada tetangga-tetangganya bahwa istrinya telah melahirkan seorang bayi lelaki. Keluarga Hemingway tinggal di sebuah rumah bergaya Victoria dengan enam kamar tidur, yang dibangun oleh nenek Ernest dari pihak ibunya yang telah menjanda, Ernest Hall, seorang imigran Inggris dan veteran Perang Saudara yang tinggal bersama keluarga itu. Nama Hemingway diberikan mengikuti nama neneknya.", "question_text": "tahun berapakah Ernest Hemingway dilahirkan?", "answers": [{"text": "21 Juli 1899", "start_byte": 34, "limit_byte": 46}]} {"id": "2066291556606764804-3", "language": "indonesian", "document_title": "Vesna Vulović", "passage_text": "Vesna Vulović lahir di Beograd pada 3 Januari 1950.[1][2] Ayahnya adalah seorang pengusaha dan ibunya adalah instruktur pemanasan.[2] Terbawa oleh kecintaannya terhadap The Beatles, Vulović mengunjungi Britania Raya setelah menyelesaikan tahun pertama universitasnya, berharap menunjang keterampilan bahasa Inggrisnya. Setelah pulang ke Beograd, ia memutuskan untuk menjadi pramugari setelah melihat salah satu temannya mengenakan seragam pramugari. \"Ia tampak sangat bagus dan telah berada di London selama sehari,\" kata Vulović. \"Aku pikir, \"Kenapa aku tak menjadi pramugari saja? Aku dapat pergi ke London sebulan sekali'.\" Ia bergabung dengan JAT Airways, maskapai penerbangan nasional terbesar di Yugoslavia, pada 1971.[3]", "question_text": "Apakah maskapai pertama Vesna Vulović bekerja?", "answers": [{"text": "JAT Airways", "start_byte": 650, "limit_byte": 661}]} {"id": "3129330589116886869-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Atha'illah as-Sakandari", "passage_text": "Namanya lengkapnya adalah Taj al-Din Abu'l Fadl Ahmad ibn Muhammad ibn 'Abd al-Karim ibn Atha 'illah al-Iskandari al-Syadzili adalah tokoh Tarekat Syadziliyah. Ia lahir di Iskandariah (Mesir) pada 648 H/1250 M, dan meninggal di Kairo pada 1309 M. Julukan Al-Iskandari atau As-Sakandari merujuk kota kelahirannya itu.[1].", "question_text": "kapan Syekh Ibnu Atha'illah lahir ?", "answers": [{"text": "1250 M", "start_byte": 203, "limit_byte": 209}]} {"id": "-3730384117847120402-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gedung Empire State", "passage_text": "Empire State Building pada umumnya menjadi ikon budaya Amerika Serikat. Gedung ini dirancang dengan gaya Art Deco dan dijuluki sebagai salah satu Tujuh Keajaiban Dunia Modern oleh American Society of Civil Engineers. Gedung dan interior lantai bawahnya adalah ditetapkan sebagai markah tanah oleh New York City Landmarks Preservation Commission dan New York City Board of Estimate.[11] Gedung ini ditetapkan sebagai National Historic Landmark pada tahun 1986.[8][12][13] Pada tahun 2007, Empire State Building menempati peringkat satu dalam daftar arsitektur terfavorit di Amerika Serikat menurut AIA.", "question_text": "Apa fungsi bangunan Empire State Building?", "answers": [{"text": "ikon budaya Amerika Serikat", "start_byte": 43, "limit_byte": 70}]} {"id": "8702550914875872824-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang", "passage_text": "KMBP didirikan pada tanggal 27 November 1983 oleh Ir. Sutanto Muliawan M.Eng bersama rekan-rekannya dengan tujuan menghimpun dan mempersatukan mahasiswa Buddhis di Palembang agar terwujud manusia akademis yang selaras antara kehidupan material dan spiritual yang berazaskan Pancasila, UUD1945 dan agama Buddha. KMBP terus berkembang, menghimpun, dan mempersatukan mahasiswa Buddhis di kota Palembang tanpa membeda-bedakan perguruan tinggi, universitas, maupun sekte hingga saat ini. Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang memiliki dua Badan Semi Otonom (BSO) yaitu Citta yang bergerak pada bidang jurnalistik dan Kakak Asuh Buddhis yang bergerak pada bidang pendidikan (KAB).", "question_text": "Kapan KMBPalembang dibentuk ?", "answers": [{"text": "27 November 1983", "start_byte": 28, "limit_byte": 44}]} {"id": "1608284136788018283-0", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa atau Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan PBB (English: United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization, disingkat UNESCO) merupakan badan khusus PBB yang didirikan pada 1945. Tujuan organisasi adalah mendukung perdamaian, dan keamanan dengan mempromosikan kerja sama antar negara melalui pendidikan, ilmu pengetahuan, dan budaya dalam rangka meningkatkan rasa saling menghormati yang berlandaskan kepada keadilan, peraturan hukum, HAM, dan kebebasan hakiki. (Pasal 1 Konstitusi UNESCO).[2]", "question_text": "kapankah UNESCO didirikan?", "answers": [{"text": "1945", "start_byte": 281, "limit_byte": 285}]} {"id": "-7613428438670023390-1", "language": "indonesian", "document_title": "Institut Seni Indonesia Surakarta", "passage_text": "Lembaga ini telah berdiri sejak 15 Juli 1964 sebagai Akademi Seni Karawitan Indonesia (ASKI) Surakarta. Berdirinya lembaga ini didasarkan pada Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 068/1964. Pada mulanya, pengelolaan lembaga ini berada di bawah Direktorat Jenderal Kebudayaan. Berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 160/M/1974 dan keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 02/O/1975 pengelolaannya dipindahkan kepada Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Pendirian lembaga ini adalah sebagai upaya untuk memberi ruang bagi lulusan siswa-siswi Konservatori Karawitan (Kokar) Surakarta yang telah berdiri sejak tahun 1953 di Kepatihan Surakarta. Kokar sekarang telah berubah, karena pada tahun 1976 menjadi Sekolah Menengah Karawitan Indonesia (SMKI) Surakarta, dan sekarang telah berubah pula menjadi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) 8 Surakarta.", "question_text": "tahun berapakah Akademi Seni Karawitan Indonesia Surakarta didirikan?", "answers": [{"text": "15 Juli 1964", "start_byte": 32, "limit_byte": 44}]} {"id": "-5802912366693729319-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rambhai Barni", "passage_text": "Setelah kematian Raja Chulalongkorn pada tahun 1910, ia pindah ke Istana megah, di mana ia belajar di Rajini Sekolah (atau Ratu Sekolah) didirikan oleh Ratu Saovabha. Selama periode ini ia menjadi sangat dekat dengan sepupunya, putra bungsu ratu Saovabha, Pangeran Prajadhipok Sakdidej, Pangeran Sukhothai. Pada tahun 1917, setelah menyelesaikan studinya di luar negeri dan periode adat monastisisme, Pangeran Prajadhipok dan Putri Rambhai Barni menikah di Bang Pa-In Palace dan diberikan berkat-berkat kakak ipar barunya, Raja Vajiravudh. Pasangan ini hidup di pangeran Bangkok residence, Sukhothai istana.", "question_text": "Kapan Ratu Rambhai Barni dari Siam menikah?", "answers": [{"text": "1917", "start_byte": 318, "limit_byte": 322}]} {"id": "-2079722688876831801-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Bangka Belitung", "passage_text": "Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (disingkat Babel) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terdiri dari dua pulau utama yaitu Pulau Bangka dan Pulau Belitung serta pulau-pulau kecil seperti P. Lepar, P. Pongok, P. Mendanau dan P. Selat Nasik, total pulau yang telah bernama berjumlah 470 buah dan yang berpenghuni hanya 50 pulau. Bangka Belitung terletak di bagian timur Pulau Sumatera, dekat dengan Provinsi Sumatera Selatan. Bangka Belitung dikenal sebagai daerah penghasil timah, memiliki pantai yang indah dan kerukunan antar etnis. Ibu kota provinsi ini ialah Pangkalpinang. Pemerintahan provinsi ini disahkan pada tanggal 9 Februari 2001. Setelah dilantiknya Pj. Gubernur yakni H. Amur Muchasim, SH (mantan Sekjen Depdagri) yang menandai dimulainya aktivitas roda pemerintahan provinsi.", "question_text": "Ada berapakah pulau di Kepulauan Bangka Belitung?", "answers": [{"text": "470", "start_byte": 287, "limit_byte": 290}]} {"id": "-8017814956862413442-0", "language": "indonesian", "document_title": "Musim", "passage_text": "Musim adalah salah satu pembagian utama tahun, biasanya berdasarkan bentuk iklim yang luas. Biasanya satu tahun terbagi menjadi empat musim, yaitu: musim semi, musim panas, musim gugur, dan musim dingin. Tetapi, di Indonesia karena terletak di daerah tropis, maka hanya dibagi menjadi dua musim saja, yaitu: musim hujan dan musim kemarau.", "question_text": "berapakah jumlah musim di Indonesia ?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 285, "limit_byte": 288}]} {"id": "4139754041868318581-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar imperium terbesar", "passage_text": "Imperium Britania - 33.4 juta km²[1]\nImperium Mongolia - 33.2 juta km²[1]\nKekaisaran Rusia - 22.8 juta km²[2]\nImperium Spanyol - 19 juta km²[1]\nKekhalifahan Umayyah - 15.0[3]\nKekaisaran Perancis - 13.5 juta km²\nDinasti Qing (sekarang Tiongkok) - 12 juta km²\nImperium Portugis - 10.4 juta km²[1]\nImperium Amerika (kontroversial) - 10 juta km²\nImperium Brasil - 8.1 juta km²[1]\nKekaisaran Akhemenid (sekarang Iran) - 7.5 juta km²\nKekaisaran Jepang - 7.4 juta km²[1]\nDinasti Ming (sekarang Tiongkok) - 6.5 juta km²[2]\nDinasti Han (sekarang Tiongkok) - 6 juta km²[2]\nKesultanan Utsmaniyah - 5.6 juta km²\nKekaisaran Romawi - 5.6 juta km²[1]\nDinasti Tang (sekarang Tiongkok) - 5.4 juta km²[2]\nKekaisaran Makedonia - 5.4 juta km²[1]\nImperium Maurya (sekarang India) - 5 juta km²[2]\nImperium meksiko - 4.7 juta km²[1]\nKekaisaran Timuriyah - 4.4 juta km²[2]\nKekaisaran Mughal (sekarang India) - 4 juta km²[2]\nImperium Hun - 4 juta km²[2]\nKesultanan Seljuk - 3.9 juta km²[2]\nKekaisaran Seleukus (sekarang Iran) - 3.9 juta km²[1]\nImperium Italia - 3.8 juta km²\nImperium Belanda - 3.7 juta km²[1]\nJerman Nazi - 3.6 juta km²[1]\nKekaisaran Gupta (sekarang India) - 3.5 juta km²[2]\nKekaisaran Sassania (sekarang Iran) - 3.5 juta km²[2]\nKekaisaran Ghaznavid - 3.4 juta km²[2]\nKekaisaran Pala (sekarang India) - 3.2 juta km²\nKesultanan Delhi (sekarang India) - 3.2 juta km²[2]\nKekaisaran Khazar - 3 juta km²[2]\nKekaisaran Media (sekarang Iran) - 2.8 juta km²[2]\nKekaisaran Romawi Timur (sekarang Turki) - 2.7 juta km²[2]\nDinasti Kola (sekarang India) - 2.6 juta km²\nImperium Belgia - 2.5 juta km²[2]\nKerajaan Inka (sekarang Peru) - 2 juta km²[2]\nKerajaan Majapahit (sekarang Indonesia) - 1.5 juta km²\nKerajaan Assyria - 1.4 juta km²[2]\nKerajaan Aksum - 1.3 juta km²[2]\nKerajaan Sriwijaya - 1.2 juta km²[2]\nKerajaan Frankia - 1.2 juta km²[2]\nKerajaan Harsha - 1 juta km²[2]\nKerajaan Mesir - 1 juta km²[2]\nMurabitun - 1 juta km²[2]\nKerajaan Khmer - 1 juta km²[2]\nKerajaan Akkadia - 650,000km²[4]\nKerajaan Nanda - 600,000km²\nKekaisaran Austro-Hongaria - 600,000km²[5]\nKerajaan Kaldea - 500,000km²[4]\nKerajaan Vijayanagar - 360,000km²[6]", "question_text": "apakah nama Kekaisaran yang tebesar wilayah kekuasaannya di dunia?", "answers": [{"text": "Imperium Britania", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "22749707885960194-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Dunia II", "passage_text": "\n\nPerang DuniaII atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945. Perang ini melibatkan banyak sekali negara di dunia —termasuk semua kekuatan besar—yang pada akhirnya membentuk dua aliansi militer yang saling bertentangan: Sekutu dan Poros. Perang ini merupakan perang terluas dalam sejarah yang melibatkan lebih dari 100 juta orang di berbagai pasukan militer. Dalam keadaan \"perang total\", negara-negara besar memaksimalkan seluruh kemampuan ekonomi, industri, dan ilmiahnya untuk keperluan perang, sehingga menghapus perbedaan antara sumber daya sipil dan militer. Ditandai oleh sejumlah peristiwa penting yang melibatkan kematian massal warga sipil, termasuk Holocaust dan pemakaian senjata nuklir dalam peperangan, perang ini memakan korban jiwa sebanyak 50 juta sampai 70 juta jiwa. Jumlah kematian ini menjadikan Perang Dunia II konflik paling mematikan sepanjang sejarah umat manusia.[1]", "question_text": "Kapan Perang Dunia II dimulai ?", "answers": [{"text": "1939", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "-4555976686184555002-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ramayana", "passage_text": "\n\nRamayana (dari bahasa Sanskerta: रामायण, Rāmâyaṇa; yang berasal dari kata Rāma dan Ayaṇa yang berarti \"Perjalanan Rama\") adalah sebuah cerita/kisah kepahlawanan dari India yang digubah oleh Walmiki (Valmiki) atau Balmiki dari cerita Dewi Sita. Cerita epos lainnya adalah Mahabharata.", "question_text": "Siapa penulis kitab Ramayana?", "answers": [{"text": "Walmiki", "start_byte": 211, "limit_byte": 218}]} {"id": "-5029567364817350798-0", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Atom adalah suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton yang bermuatan positif, dan neutron yang bermuatan netral (kecuali pada inti atom Hidrogen-1, yang tidak memiliki neutron). Elektron-elektron pada sebuah atom terikat pada inti atom oleh gaya elektromagnetik. Sekumpulan atom demikian pula dapat berikatan satu sama lainnya, dan membentuk sebuah molekul. Atom yang mengandung jumlah proton dan elektron yang sama bersifat netral, sedangkan yang mengandung jumlah proton dan elektron yang berbeda bersifat positif atau negatif dan disebut sebagai ion. Atom dikelompokkan berdasarkan jumlah proton dan neutron yang terdapat pada inti atom tersebut. Jumlah proton pada atom menentukan unsur kimia atom tersebut, dan jumlah neutron menentukan isotop unsur tersebut.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan atom?", "answers": [{"text": "satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya", "start_byte": 18, "limit_byte": 125}]} {"id": "-7128083592538893045-1", "language": "indonesian", "document_title": "Reog (Ponorogo)", "passage_text": "\nAda lima versi cerita populer yang berkembang di masyarakat tentang asal usul Reog dan Warok [1], namun salah satu cerita yang paling terkenal adalah cerita tentang pemberontakan Ki Ageng Kutu, seorang abdi kerajaan pada masa Bhre Kertabhumi, Raja Majapahit terakhir yang berkuasa pada abad ke-15. Ki Ageng Kutu murka akan pengaruh kuat dari pihak istri raja Majapahit yang berasal dari Tiongkok, selain itu juga murka kepada rajanya dalam pemerintahan yang korup, ia pun melihat bahwa kekuasaan Kerajaan Majapahit akan berakhir. Ia lalu meninggalkan sang raja dan mendirikan perguruan di mana ia mengajar seni bela diri kepada anak-anak muda, ilmu kekebalan diri, dan ilmu kesempurnaan dengan harapan bahwa anak-anak muda ini akan menjadi bibit dari kebangkitan kerajaan Majapahit kembali. Sadar bahwa pasukannya terlalu kecil untuk melawan pasukan kerajaan maka pesan politis Ki Ageng Kutu disampaikan melalui pertunjukan seni Reog, yang merupakan \"sindiran\" kepada Raja Kertabhumi dan kerajaannya. Pagelaran Reog menjadi cara Ki Ageng Kutu membangun perlawanan masyarakat lokal menggunakan kepopuleran Reog.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Reog?", "answers": [{"text": "Ki Ageng Kutu", "start_byte": 879, "limit_byte": 892}]} {"id": "-9137893060213688208-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sinagoge", "passage_text": "Ada beberapa ahli yang menyatakan asal mula sinagoga pada zaman Makabe atau setelah penghambatan zaman Makabe.[5] Hal tersebut didasarkan pada bukti-bukti arkeologis yang menyatakan bahwa pada abad ke-3, sinagoge belum dikenal di Palestina.[5] Bukti arkeologis menyatakan sinagoga tertua yang peninggalannya ditemukan di Palestina berasal dari abad ke-1 M.[5] Akan tetapi, teori ini lemah sebab pemberontakan Makabe tampaknya berkaitan erat dengan sinagoge, yang mana dikatakan bahwa salinan-salinan Taurat direbut dan dibakar oleh musuh, sehingga membuktikan bahwa sinagoge telah ada sebelum pemberontakan Makabe.[5]", "question_text": "Dimana letak Sinagoge tertua di dunia ?", "answers": [{"text": "Palestina", "start_byte": 321, "limit_byte": 330}]} {"id": "-7608607750993804661-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Singasari", "passage_text": "Kerajaan Singasari (Hanacaraka: ꦏꦫꦠꦺꦴꦤ꧀ꦱꦶꦔ꧀ꦲꦱꦫꦶ) atau sering pula ditulis Singhasari atau Singosari, adalah sebuah kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Ken Arok pada tahun 1222.[1] Lokasi kerajaan ini sekarang diperkirakan berada di daerah Singasari, Malang.[2]", "question_text": "Kapan Kerajaan Singasari berdiri ?", "answers": [{"text": "1222", "start_byte": 208, "limit_byte": 212}]} {"id": "2329745042801418730-1", "language": "indonesian", "document_title": "Lingkungan", "passage_text": "Lingkungan terdiri dari komponen abiotik dan biotik. Komponen abiotik adalah segala yang tidak bernyawa seperti tanah, udara, air, iklim, kelembaban, cahaya, bunyi. Sedangkan komponen biotik adalah segala sesuatu yang bernyawa seperti tumbuhan, hewan, manusia dan mikro-organisme (virus dan bakteri).", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan biotik dan abiotik?", "answers": [{"text": "abiotik adalah segala yang tidak bernyawa seperti tanah, udara, air, iklim, kelembaban, cahaya, bunyi. Sedangkan komponen biotik adalah segala sesuatu yang bernyawa seperti tumbuhan, hewan, manusia dan mikro-organisme", "start_byte": 62, "limit_byte": 279}]} {"id": "8856805109147186969-7", "language": "indonesian", "document_title": "Jamblang", "passage_text": "Jamblang dapat ditemui di baik dibudidayakan/liar di Asia tropis dan Australia. Pohon jamblang mempunyai daerah persebaran alaminya di Himalaya bagian subtropis, India, Sri Lanka, Malesia dan Australia. Saat ini telah ditanam diseluruh kawasan tropika dan subtropika.[3] Di Pulau Jawa, tumbuh liar di hutan jati dan dibudidayakan sebagai pohon buah di pekarangan, dari dataran rendah[1] hingga 500 mdpl.[8] Walaupun demikian, ia dapat tumbuh pada ketinggian 1800 mdpl. Curah hujan yang dibutuhkan untuk pertumbuhan yang bagus adalah lebih dari 1000mm per tahun dengan musim kering yang nyata. Jamblang tumbuh di dataran banjir. Jenis ini toleran terhadap kekeringan dan dapat tumbuh pada berbagai jenis tanah yang tidak subur, lahan basah dan tanah yang berdrainase bagus (tanah lempung, tanah liat berkapur, tanah berpasir dan tanah-tanah berkapur). Umumnya, jamblang diperbanyak dengan biji, namun kultivar-kultivar yang unggul bisa diperbanyak dengan cangkok.[3]", "question_text": "Di ketinggian berapa tumbuhan jambu keling bisa hidup ?", "answers": [{"text": "1800 mdpl", "start_byte": 458, "limit_byte": 467}]} {"id": "-1840655374866259489-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rhein", "passage_text": "Sungai Rhein berasal dari Pegunungan Alpen di Swiss wilayah Graubünden, di mana 2 anak sungai awalnya disebut Vorderrhein dan Hinterrhein. Vorderrhein (Rhein Depan) lepas dari Danau Tuma dekat celah Oberalp dan melewati Ruinaulta (Tebing Besar Swiss). Hinterrhein (Rhein belakang) mulai dari gletser Firdaus dekat Rheinquellhorn di batas selatan Swiss. Kedua anak sungai bertemu dekat Reichenau, tetap di Graubunden.", "question_text": "Dari pegunungan apa sungai Rhein berasal?", "answers": [{"text": "Alpen", "start_byte": 37, "limit_byte": 42}]} {"id": "6653718925107779980-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sichuan", "passage_text": "Sichuan (Chinese:四川, juga pernah dieja sebagai Szechwan atau Szechuan) adalah sebuah provinsi milik Republik Rakyat Tiongkok di sebelah baratlaut. Nama mutakhir provinsi ini, \"四川\", merupakan singkatan dari \"四川路\" (Sì Chuānlù), atau \"Empat rangkaian sungai\", yang juga merupakan singkatan dari \"川峡四路\" (Chuānxiá Sìlù), atau \"Empat pertemuan sungai dan tebing\", dinamai sedemikian mengikuti pembagian rangkaian yang ada menjadi empat bagian pada masa Wangsa Song Utara.[1] Ibu kotanya berada di Chengdu, sebuah pusat ekonomi yang penting di Tiongkok Barat. Provinsi ini kaya akan situs-situs bersejarah.", "question_text": "Di negara mana letak Provinsi Sichuan?", "answers": [{"text": "Republik Rakyat Tiongkok", "start_byte": 104, "limit_byte": 128}]} {"id": "-1965212260949619623-26", "language": "indonesian", "document_title": "Boeing 747", "passage_text": "Boeing 747-8 adalah perubahan dari model boeing 747 Advanced yang gagal dibuat oleh perusaahan Boeing.Tipe ini merupakan pesawat terpanjang didunia, dengan panjang lebih dari 76 meter. Rancangan pesawat ini mengikuti rancangan Boeing 787. Boeing 747-8 terbang pertama kali pada tanggal 8 Februari 2010 dengan versi kargo. Kemudian, versi penumpang Boeing 747-8 terbang perdana pada 11 Februari 2011. Boeing 747-8 mampu membawa penumpang 465 penumpang,15 penumpang lebih banyak dari versi sebelumnya, boeing 747-400. Boeing 747-8 juga dimaksudkan untuk menyaingi Airbus A380. Boeing 747-8 juga mempunyai perubahan, yaitu terletak di bagian sayap dan mesin. Tujuan sayap 747 diubah karena untuk memperkecil gesekan udara dan memberi performa yang lebih kuat. Boeing 747-8 menggunakan mesin General Electric Next Generation versi 2B 67 yang lebih efisien dakam penggunaan bahan bakar.Boeing 747-8 juga disebut dengan pesawat antarbenua, karena versi Boeing ini mampu terbang dari Amerika ke Jepang melintasi Samudera Atlantik secara nonstop.", "question_text": "berapakah kapasitas penumpang untuk Boeing 747-8?", "answers": [{"text": "465", "start_byte": 437, "limit_byte": 440}]} {"id": "-2554192367568485315-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tantowi Yahya", "passage_text": "Selain sebagai pembawa acara, Tantowi juga seorang penyanyi country. Tahun 2000, Tantowi melempar single \"Gone, Gone, Gone\" (karya Rinto Harahap) yang ternyata mendapat tanggapan yang cukup baik dari masyarakat. Tantowi kemudian melempar album perdananya, Country Breeze. Satu lagu andalannya adalah berjudul \"Hidupku Sunyi\" yang dulu pernah dilantunkan almarhum Charles Hutagalung, personel The Mercy's. Dalam album itu hadir pula lagu \"Aryati\" (ciptaan Ismail Marzuki) serta lagu karya Rinto Harahap yang berjudul \"Tangan Tak Sampai\". Bahkan ada 3 lagu yang dinyanyikan Tanto secara duet, yaitu dengan Helmy Yahya (\"Kasih kembalilah\"), Mark Alan (\"Love is a Desire\"), dan Pinky Warow (\"You're My Kind of Woman\").[6] Album perdananya ini mampu menembus angka penjualan 300.000 kopi.\n\nSuksesnya album country itu, membawa Tantowi kembali ke TVRI untuk menyuguhkan Country Road yang menjadi andalan televisi pemerintah itu.[7]\n\nTak berbeda dari album sebelumnya, album kedua Southern Dreams yang diillhami lagu country Amerika, mendapat sukses besar. Keinginannya untuk melestarikan kebudayaan Indonesia dibuktikan dengan dikeluarkannya album berisikan lagu-lagu daerah yaitu Country Manado. Album ini akhirnya menghantarkan Tantowi menerima penghargaan AMI-Sharp Awards sebagai Best Ballad and Country singer pada tahun 2002. Kemudian, pada tahun 2004 AMI-Samsung Awards menganugerahinya Best Traditional Album Singer.\n\nTantowi kemudian mendirikan Country Music Club of Indonesia pada Januari 2003[8], dan setahun kemudian, Metro TV mengundangnya untuk menjadi host di acara musik country atau yang dikenal “Goin’ Country”.\n\nKecintaannya pada musik country menjalar pula pada aksesorisnya termasuk pakaian. Tantowi pun membuka gerai pakaian Western berlabel namanya sendiri, TY Western Wears. Produk yang dikembangkan TY Western Wears terdiri atas tiga kelompok besar, yaitu produk garmen, kulit, dan aksesoris.[9]", "question_text": "berapakah jumlah album Tantowi Yahya?", "answers": [{"text": "a S", "start_byte": 972, "limit_byte": 975}]} {"id": "-9095286927392794262-23", "language": "indonesian", "document_title": "Maluku Utara", "passage_text": "Penduduk Provinsi Maluku Utara pada tahun 2017 adalah 1.209.342 jiwa yang tersebar di 10 kabupaten/kota. Kabupaten Halmahera Selatan merupakan daerah yang memiliki jumlah penduduk terbesar yaitu 227.280 jiwa atau 18,79%, menyusul Kota Ternate dengan jumlah 223.111 jiwa atau 18,45%, dan daerah yang memiliki jumlah penduduk terkecil yaitu Kabupaten Pulau Taliabu 51.928 jiwa atau hanya 4,29%. Laju pertumbuhan penduduk di Provinsi Maluku Utara adalah 1,98% per tahun. Kabupaten Halmahera Tengah merupakan daerah dengan laju pertumbuhan penduduk tertinggi yaitu sebesar 2,92% per tahun, sedangkan daerah dengan laju pertumbuhan penduduk terendah adalah yaitu Kota Tidore Kepulaun sebesar 1,15% per tahun. Dengan luas 31.982 km² dan jumlah penduduk mencapai 1,2 juta pada tahun 2017, tingkat kepadatan penduduk di Provinsi Maluku Utara adalah 38/km². Daerah dengan tingkat kepadatan tertinggi adalah Kota Ternate dengan tingkat kepadatan mencapai 2.003/km², sedangkan wilayah dengan tingkat kepadatan terendah adalah Kabupaten Halmahera Timur dengan tingkat kepadatan hanya 14/km².", "question_text": "berapakah luas Maluku Utara?", "answers": [{"text": "31.982 km²", "start_byte": 716, "limit_byte": 727}]} {"id": "-4029978442075641226-20", "language": "indonesian", "document_title": "Asal mula arsitektur Taj Mahal", "passage_text": "Perancang Taj Mahal juga disebut-sebut sebagai Essa Effendy, asal Persia atau Turki, atau Ahmed Mehendis atau orang Prancis, Austin deBordeaux, atau Geronimo Veroneo, seorang Italia, atau Shahjahan sendiri.[21]", "question_text": "siapakah yang mendesain Taj Mahal?", "answers": [{"text": "Essa Effendy, asal Persia atau Turki, atau Ahmed Mehendis atau orang Prancis, Austin deBordeaux, atau Geronimo Veroneo, seorang Italia, atau Shahjahan sendiri", "start_byte": 47, "limit_byte": 205}]} {"id": "574436475523646884-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Singapura", "passage_text": "Selepas perang, penduduk setempat dibenarkan menjalankan pemerintahan sendiri tetapi masih belum mencapai kemerdekaan. Seterusnya pada tahun 1963 Singapura telah bergabung dengan Tanah Melayu bersama-sama dengan Sabah dan Sarawak untuk membentuk Malaysia. Tetapi Singapura dikeluarkan dari Malaysia dan menjadi sebuah republik pada 9 Agustus 1965.", "question_text": "Kapan Singapura merdeka?", "answers": [{"text": "9 Agustus 1965", "start_byte": 332, "limit_byte": 346}]} {"id": "-4835553414229524827-3", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "Menurut klaim dan hukum negara Israel, ibu kota Israel adalah Yerusalem. Hal ini diperlihatkan dengan sikapnya yang memusatkan pemerintahan bahkan kantor Presiden di kota ini. Walaupun demikian badan PBB[12] dan kebanyakan negara di dunia tidak mengakuinya. Hanya Republik Ceko, Taiwan, Amerika Serikat, dan Vanuatu yang mau mengakui Yerusalem sebagai ibu kota. Sementara di bagian timur, Palestina juga mengklaim Yerusalem Timur sebagai ibu kota.", "question_text": "apakah nama ibu kota Israel?", "answers": [{"text": "Yerusalem", "start_byte": 62, "limit_byte": 71}]} {"id": "-5302627292312275273-0", "language": "indonesian", "document_title": "Merger", "passage_text": "Merger adalah proses difusi atau penggabungan dua perseroan dengan salah satu di antaranya tetap berdiri dengan nama perseroannya sementara yang lain lenyap dengan segala nama dan kekayaannya dimasukan dalam perseroan yang tetap berdiri tersebut.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan merger ?", "answers": [{"text": "proses difusi atau penggabungan dua perseroan dengan salah satu di antaranya tetap berdiri dengan nama perseroannya sementara yang lain lenyap dengan segala nama dan kekayaannya dimasukan dalam perseroan yang tetap berdiri tersebut", "start_byte": 14, "limit_byte": 245}]} {"id": "5806974714222191005-15", "language": "indonesian", "document_title": "Fransiskus dari Assisi", "passage_text": "Pada 1209 Fransiskus memimpin pengikutnya ke Roma dan meminta izin Paus untuk mendirikan sebuah ordo keagamaan baru. Meskipun kemiripan yang jelas antara prinsip Fransiskus dan ide fundamental dari pengikut Peter Waldo yang izin serupanya telah ditolak oleh Paus sebelumnya, Assisi bersaudara sukses dalam mendapatkan persetujuan Paus Innocent III. Alasan dari persetujuan yang tidak wajar ini karena setelah penolakan Paus terhadap Waldo, kelompok mereka telah menjadi lebih populer dari sebelumnya. Menyadari hal ini, Paus berharap menghindari mengulangi kesalahan sebelumnya dalam usaha untuk memerangi ajaran sesat, yang telah menjadi masalah yang meningkat bagi Gereja. Oleh karena itu, Paus percaya bahwa dia dapat mencegah penyebaran Fransiskan, atau paling tidak mengontrolnya, dengan memberikan mereka pengakuan resmi.", "question_text": "kapankah Ordo Fransiskan didirikan?", "answers": [{"text": "1209", "start_byte": 5, "limit_byte": 9}]} {"id": "2444263382098790458-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kresna", "passage_text": "\nKresna atau Krisna adalah salah satu dewa yang dipuja oleh umat Hindu, berwujud pria berkulit gelap atau biru tua, memakai dhoti kuning dan mahkota yang dihiasi bulu merak. Dalam seni lukis dan arca, umumnya ia digambarkan sedang bermain seruling sambil berdiri dengan kaki yang ditekuk ke samping. Legenda Hindu dalam kitab Purana dan Mahabharata menyatakan bahwa ia adalah putra kedelapan Basudewa dan Dewaki, bangsawan dari kerajaan Surasena, kerajaan mitologis di India Utara. Secara umum, ia dipuja sebagai awatara (inkarnasi) Dewa Wisnu kedelapan di antara sepuluh awatara Wisnu. Dalam beberapa tradisi perguruan Hindu, misalnya Gaudiya Waisnawa, ia dianggap sebagai manifestasi dari kebenaran mutlak, atau perwujudan Tuhan itu sendiri,[1] dan dalam tafsiran kitab-kitab yang mengatasnamakan Wisnu atau Kresna, misalnya Bhagawatapurana, ia dimuliakan sebagai Kepribadian Tuhan Yang Maha Esa.[2] Dalam Bhagawatapurana, ia digambarkan sebagai sosok penggembala muda yang mahir bermain seruling, sedangkan dalam wiracarita Mahabharata ia dikenal sebagai sosok pemimpin yang bijaksana, sakti, dan berwibawa. Selain itu ia dikenal pula sebagai tokoh yang memberikan ajaran filosofis, dan umat Hindu meyakini Bhagawadgita sebagai kitab yang memuat kotbah Kresna kepada Arjuna tentang ilmu rohani.", "question_text": "siapakah Kresna?", "answers": [{"text": "salah satu dewa yang dipuja oleh umat Hindu, berwujud pria berkulit gelap atau biru tua, memakai dhoti kuning dan mahkota yang dihiasi bulu merak", "start_byte": 28, "limit_byte": 173}]} {"id": "-4203623218809020048-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penghulu Nikah", "passage_text": "Penghulu adalah petugas representasi dari pemerintah yang bertugas untuk menikahkan kedua mempelai untuk menggantikan wali dari pihak keluarga. Ia juga sekaligus mencatat pernikahan tersebut ke dalam catatan pemerintah. Pada asalnya akad nikah dilaksanakan oleh mempelai pria dengan wali dari mempelai wanita seperti ayah, saudara laki-laki, atau wali yang sah lainnya. Kadangkala dikarenakan suatu hal seperti pihak wali berhalangan hadir, mempelai wanita sebatang kara, orang tua mempelai wanita tidak menyetujui pernikahan dengan alasan yang tidak dibenarkan agama, wali tidak siap atau malu, maka pihak wali dapat memasrahkan posisinya kepada penghulu untuk mewakili wali dalam melaksanakan akad nikah.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan penghulu?", "answers": [{"text": "petugas representasi dari pemerintah yang bertugas untuk menikahkan kedua mempelai untuk menggantikan wali dari pihak keluarga", "start_byte": 16, "limit_byte": 142}]} {"id": "-8323788074638196783-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda", "passage_text": "\nPengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda atau Pengakuan Kedaulatan Indonesia adalah peristiwa di mana Belanda akhirnya mengakui bahwa kemerdekaan Indonesia adalah tanggal 17 Agustus 1945 sesuai dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia, bukan tanggal 27 Desember 1949 saat soevereiniteitsoverdracht (penyerahan kedaulatan) ditandatangani di Istana Dam, Amsterdam.", "question_text": "kapankah Indonesia merdeka?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1945", "start_byte": 184, "limit_byte": 199}]} {"id": "-6260013220684700373-5", "language": "indonesian", "document_title": "Esarhadon", "passage_text": "Pada tahun 680 SM Esarhadon membangun rumahnya sendiri bit masharti (rumah senjata; English: weapons house atau arsenal). Bit reduti, rumah masa mudanya, ditinggali oleh ibunya dan putra-putranya yang masih kecil, termasuk, Asyurbanipal. Satu-satunya ratu yang dicatat sebagai istri Esarhadon adalah Ashur-hamat, yang meninggal pada tahun 672 SM.", "question_text": "Siapakah permaisuri raja Asyur?", "answers": [{"text": "Ashur-hamat", "start_byte": 300, "limit_byte": 311}]} {"id": "-2406690862282341351-2", "language": "indonesian", "document_title": "Christopher McCandless", "passage_text": "Christopher McCandless dilahirkan di daerah El Segundo, California, Amerika Serikat. McCandless adalah seorang anak sulung dari kedua orangtua yang bernama Wilhelmina McCandless (ibu) dan Walter McCandless (ayah). Kemudian dari itu, pasangan ini memiliki satu orang anak lagi yang berjenis kelamin perempuan bernama Carine. McCandless juga memiliki sebanyak enam orang saudara tiri dari pernikahan pertama ayahnya, yang mana saudara-saudara tirinya bertempat tinggal di California bersama ibu mereka. Salah seorang juru tulis asal Amerika Serikat pun mengutarakan terkaan yang belum terbukti bahwa bisa saja masa peralihan ayah McCandless dari setiap pernikahannya—telah memberikan pengaruh yang lebih jauh serta membentuk pandangan dunia McCandless secara menyeluruh dan mendalam.[3]", "question_text": "Dimana Christopher Johnson lahir ?", "answers": [{"text": "El Segundo, California, Amerika Serikat", "start_byte": 44, "limit_byte": 83}]} {"id": "-6358660806572679923-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Nil", "passage_text": "Sungai Nil (Arabic: النيل‎, romanized:an-nīl atau bahasa Mesir/Koptik iteru ), di Afrika, adalah satu dari dua sungai terpanjang di Bumi. Sungai Nil mengalir sepanjang 6.650km atau 4.132 mil dan membelah tak kurang dari sembilan negara yaitu: Ethiopia, Zaire, Kenya, Uganda, Tanzania, Rwanda, Burundi, Sudan, Sudan Selatan dan tentu saja Mesir. Karena sungai Nil mempunyai sama artinya dalam sejarah bangsa Mesir (terutama Mesir kuno) maka sungai Nil identik dengan Mesir.", "question_text": "berapakah jumlah negara yang di lintasi Sungai Nil?", "answers": [{"text": "sembilan", "start_byte": 228, "limit_byte": 236}]} {"id": "853423430014368477-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zumi Zola", "passage_text": "Zumi Zola merupakan anak pertama dari ayah Zulkifli Nurdin dan ibu kandung Harmina Djohar serta memiliki 5 saudara yaitu, Zumi Zoftan, Zumisha Nadia Zaquita, Zumi Laza, Amalia Saslika Maharani, dan Amalia Azra Maharani[1].", "question_text": "Siapakah nama orang tua Zumi Zola?", "answers": [{"text": "ayah Zulkifli Nurdin dan ibu kandung Harmina Djohar", "start_byte": 38, "limit_byte": 89}]} {"id": "-9052069056450726443-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dangdut", "passage_text": "Penyebutan nama \"dangdut\" merupakan onomatope dari suara permainan tabla (dalam dunia dangdut disebut gendang saja) musik India. Putu Wijaya awalnya menyebut dalam majalah Tempo edisi 27 Mei 1972 bahwa lagu Boneka dari India adalah campuran lagu Melayu, irama padang pasir, dan \"dang-ding-dut\" India.[2] Sebutan ini selanjutnya diringkas menjadi \"dangdut\" saja, dan oleh majalah tersebut digunakan untuk menyebut bentuk lagu Melayu yang terpengaruh oleh lagu India.[2]", "question_text": "Dari mana asal kata dangdut ?", "answers": [{"text": "suara permainan tabla (dalam dunia dangdut disebut gendang saja) musik India", "start_byte": 51, "limit_byte": 127}]} {"id": "-38090820501445571-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sujud Sutrisno", "passage_text": "Sujud lahir pada tahun 1953 dalam keluarga seniman. Ayahnya, Wiro Suwito, yang berasal dari Klaten, Jawa Tengah, adalah seorang seniman cokekan dan pakar dalam Karawitan. Karena kondisi keuangan yang lemah pada saat itu memaksa Wiro Suwito untuk menjadi musisi jalanan alias pengamen. Jenis musik yang dimainkan oleh Wiro Suwito selama mengamen adalah uyon-uyon, salah satu jenis musik tradisional Jawa dengan tempo pelan dan diselingi \"senggakan\".", "question_text": "tahun berapakah Sujud Sutrisno dilahirkan?", "answers": [{"text": "1953", "start_byte": 23, "limit_byte": 27}]} {"id": "7081581856285249798-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "Dimana letak Tiongkok?", "answers": [{"text": "Asia Timur", "start_byte": 312, "limit_byte": 322}]} {"id": "-5711881902628545138-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Pius IX", "passage_text": "Paus Pius IX (Italian: Pio; 13 Mei 1792 – 7 Februari 1878), lahir Giovanni Maria Mastai-Ferretti,[lower-alpha 1] adalah kepala Gereja Katolik dari 16 Juni 1846 hingga kematiannya pada 7 Februari 1878. Dia adalah memerintah terlama terpilih paus dalam sejarah Gereja Katolik, melayani selama lebih dari 31 tahun. Selama masa kepausannya, Pius IX mengadakan Konsili Vatikan Pertama (1869–70), yang menetapkan infalibilitas paus, tetapi konsili tersebut dipotong pendek karena hilangnya Negara Kepausan.", "question_text": "Kapan Paus Pius IX lahir ?", "answers": [{"text": "13 Mei 1792", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "-2405332108186346584-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Kapan Tabel periodik ditemukan ?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "3648701668888887066-1", "language": "indonesian", "document_title": "Denominasi Kristen", "passage_text": "Dalam pengertian Kristen, Denominasi adalah suatu kelompok keagamaan yang dapat diidentifikasikan di bawah satu nama, struktur, dan/atau doktrin.", "question_text": "Apa itu denominasi Kristen?", "answers": [{"text": "kelompok keagamaan yang dapat diidentifikasikan di bawah satu nama, struktur, dan/atau doktrin", "start_byte": 50, "limit_byte": 144}]} {"id": "-4474718155256413988-1", "language": "indonesian", "document_title": "Front Pembebasan Nasional Farabundo Martí", "passage_text": "\nFMLN dinamai seturut dengan nama pemimpin pemberontak Farabundo Martí, yang memimpin kaum buruh dan petani dalam suatu pemberontakan untuk mentransformasi masyarakat El Salvador setelah kehancuran yang disebabkan oleh letusan gunung berapi Izalco pada 1932. Sebagai tanggapannya, rezim militer yang dipimpin oleh Jenderal Maximiliano Hernández Martínez, yang merebut kekuasaan dalam sebuah kudeta pada 1931, melakukan sebuah kampanye kontra-pemberontakan yang efektif namun brutal. Kampanye yang dikenal sebagai \"La Matanza\" (=pembantaian), menyebabkan tewasnya sekitar 30.000 orang yang dituduh sebagai pendukung pemberontakan. Banyak dari mereka yang tewas ini adalah petani dan anggota berbagai kelompok masyarakat pribumi yang menghuni El Salvador. Banyak warga sipil yang tak bersalah mati dibunuh.", "question_text": "Siapa pemimpin pertama Front Pembebasan Nasional Farabundo Martí?", "answers": [{"text": "Farabundo Martí", "start_byte": 55, "limit_byte": 71}]} {"id": "-1474377968338667820-0", "language": "indonesian", "document_title": "Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat", "passage_text": "Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat (juga disebut Keruntuhan Kekaisaran Romawi atau Keruntuhan Roma) adalah masa ketika Kekaisaran Romawi Barat terpecah menjadi beberapa negara. Pada tahun 117, Kekaisaran Romawi masih berada pada puncak kejayaannya. Namun, semenjak tahun 376, Romawi Barat mulai melemah akibat meletusnya Perang Goth (376–382) dan serangan suku-suku barbar lainnya. Pada tahun 395, setelah berhasil memenangkan dua perang saudara yang memporakporandakan kekaisaran, Kaisar Theodosius I meninggal dunia. Penerusnya membagi kekaisaran menjadi dua, dan keduanya merupakan pemimpin yang tidak cakap. Pada tahun 476, ketika Odoacer berhasil menjatuhkan Kaisar Romawi Barat terakhir Romulus Augustulus, sang kaisar tidak lagi memiliki kekuatan politik, militer ataupun finansial, dan juga tidak dapat mengendalikan wilayah-wilayah Romawi Barat karena sudah direbut oleh suku-suku Barbar. Walaupun pengaruh budaya Kekaisaran Romawi Barat masih dapat dirasakan hingga saat ini, kekaisaran ini tidak pernah dapat bangkit lagi.", "question_text": "Kapankah kekaisaran Roma runtuh ?", "answers": [{"text": "476", "start_byte": 625, "limit_byte": 628}]} {"id": "3000247403228690266-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Berapa jumlah sel pada tubuh manusia?", "answers": [{"text": "1013", "start_byte": 623, "limit_byte": 627}]} {"id": "6847652160859540496-0", "language": "indonesian", "document_title": "Allah Anak", "passage_text": "\nAllah Anak (juga disebut Allah Putra atau Allah Putera) adalah pribadi kedua dari Trinitas dalam teologi Kristen. Doktrin Trinitas mengidentifikasikan Yesus sebagai Allah Anak, yang satu dalam esensi tetapi berbeda secara pribadi dengan Allah Bapa dan Allah Roh Kudus (pribadi pertama dan pribadi ketiga dalam urutan penyebutan).", "question_text": "apa yang dimaksud Putera Allah?", "answers": [{"text": "pribadi kedua dari Trinitas dalam teologi Kristen", "start_byte": 64, "limit_byte": 113}]} {"id": "2890479185723227557-2", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Jepang", "passage_text": "Total: 377.835km²[1]\nDaratan: 374.744km²\nPerairan: 3.091km²", "question_text": "Berapa luas negara Jepang ?", "answers": [{"text": "377.835km²", "start_byte": 7, "limit_byte": 18}]} {"id": "253261551136358600-1", "language": "indonesian", "document_title": "Juliana dari Belanda", "passage_text": "Juliana menikah dengan Bernhard dari Lippe Biesterfeld, seorang bangsawan Jerman, pada tanggal 7 Januari 1937 dan mendapatkan empat anak Beatrix (1938), Irene (1939), Putri Margriet (1943), dan Marijke (1947) yang namanya kemudian diganti menjadi Christina.", "question_text": "Kapan Ratu Juliana menikah?", "answers": [{"text": "7 Januari 1937", "start_byte": 95, "limit_byte": 109}]} {"id": "-2814975451747123811-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Han (Korea)", "passage_text": "Total panjang Sungai Han adalah 514 km. Walaupun tidak terlalu panjang, lebar sungai ini sangat luas. Di Seoul, lebarnya lebih dari 1 km. Sebelum pembangunan sejumlah dam, sungai ini dikenal memiliki debit air yang sangat besar (rasio antara jumlah arus maksimum dan minimum ) yakni 1:390. (Sebagai perbandingan, Sungai Thames dan Rhine masing-masing memiliki koefisien 1:8 dan 1:18)", "question_text": "Berapa panjang Sungai Han?", "answers": [{"text": "514 km", "start_byte": 32, "limit_byte": 38}]} {"id": "-2397831043846483839-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Mandailing", "passage_text": "Suku Mandailing (Mandailing: ᯔᯉ᯲ᯑᯤᯞᯪᯰ) adalah salah satu suku yang ada di Asia Tenggara. Suku ini lebih banyak ditemui di bagian utara pulau Sumatera, Indonesia. Mereka datang di bawah pengaruh Kaum Padri yang memerintah Minangkabau di Tanah Datar. Hasilnya, suku ini dipengaruhi oleh budaya Islam. Suku ini juga tersebar di Malaysia, tepatnya di Selangor dan Perak. Suku ini juga memiliki keterkaitan dengan Suku Angkola.", "question_text": "Dari manakah suku mandailing berasal ?", "answers": [{"text": "utara pulau Sumatera, Indonesia", "start_byte": 145, "limit_byte": 176}]} {"id": "-5444454143810552873-9", "language": "indonesian", "document_title": "Anak berkebutuhan khusus", "passage_text": "Tunarungu adalah individu yang memiliki hambatan dalam pendengaran baik permanen maupun tidak permanen. Klasifikasi tunarungu berdasarkan tingkat gangguan pendengaran adalah:", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan tunarungu?", "answers": [{"text": "individu yang memiliki hambatan dalam pendengaran baik permanen maupun tidak permanen", "start_byte": 17, "limit_byte": 102}]} {"id": "-9022379189518117585-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yen", "passage_text": "jmpl|Uang logam Jepang, ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100, ¥500\nYen adalah mata uang Jepang. Simbol: ¥; atau dalam bahasa Jepang: en(円).", "question_text": "Apa nama mata uang Jepang ?", "answers": [{"text": "Yen", "start_byte": 59, "limit_byte": 62}]} {"id": "-8036166152619877821-2", "language": "indonesian", "document_title": "Call of Duty", "passage_text": "Sekarang, telah ada 14 permainan utama Call of Duty yang dikembangkan oleh Infinity Ward, Treyarch dan Sledgehammer Games. Permainan selanjutnya adalah Call of Duty: Black Ops III yang dikembangkan oleh Treyarch.", "question_text": "Siapakah pengembang permainan video Black Ops II?", "answers": [{"text": "Treyarch", "start_byte": 203, "limit_byte": 211}]} {"id": "-3041835367535005708-1", "language": "indonesian", "document_title": "Anomie", "passage_text": "Istilah ini secara umum dipahami sebagai \"ketiadaan norma\" dan dipercaya dipopulerkan oleh Durkheim dalam bukunya yang berpengaruh, Le Suicide (1897). Namun, Durkheim pertama kali memperkenalkan konsep anomie dalam karyanya pada tahun 1893, De la division du travail social. Durkheim tidak pernah menggunakan istilah \"ketiadaan norma\"; ia mendeskripsikan anomie sebagai\"kekacauan\" dan \"keinginan yang tak terpuaskan\".[3] Durkheim menggunakan istilah \"penyakit dari yang tanpa batas\" karena hasrat tanpa batas tidak akan pernah terpenuhi, melainkan hanya akan semakin intens.[4]", "question_text": "Kapan istilah Anomie diperkenalkan ?", "answers": [{"text": "1893", "start_byte": 235, "limit_byte": 239}]} {"id": "5982204441915776324-10", "language": "indonesian", "document_title": "Istana Osaka", "passage_text": "Setelah Toyotomi Hideyoshi meninggal karena usia lanjut pada tahun 1599, Hideyoshi digantikan oleh puteranya yang bernama Toyotomi Hideyori yang pindah dari Istana Fushimi ke Istana Osaka yang baru saja selesai. Pada saat itu Tokugawa Ieyasu mendirikan pemerintahan yang disebut Keshogunan Togukawa yang bertentangan dengan Toyotomi Hideyori yang memerintah provinsi Setsu. Dalam Pertempuran Musim Dingin Osaka tahun 1614, Tokugawa Ieyasu memimpin serangan besar-besaran menyerbu Toyotomi Hideyori yang hanya mampu bertahan di dalam Istana Osaka.", "question_text": "Siapa raja pertama yang tinggal di Istana Osaka?", "answers": [{"text": "Toyotomi Hideyori", "start_byte": 122, "limit_byte": 139}]} {"id": "-950188058462718172-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tim nasional sepak bola wanita Jepang", "passage_text": "Tim sepak bola wanita mulai bermunculan dan melakukan pertandingan pada tahun 1960-an hingga 1970-an. Liga sepak bola wanita berskala kecil juga dibentuk di beberapa daerah. Namun Asosiasi Sepak Bola Jepang baru mendirikan tim putri setelah diminta FIFA untuk melakukannya pada tahun 1979.", "question_text": "Kapan tim Nadeshiko Japan dibentuk?", "answers": [{"text": "1960-an", "start_byte": 78, "limit_byte": 85}]} {"id": "3117838137600623224-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jutsu (Naruto)", "passage_text": "Dalam seri manga dan anime Naruto karya Masashi Kishimoto, jutsu(術, \"teknik\" atau \"keahlian\") adalah istilah umum yang mengacu kepada teknik apapun yang digunakan seorang ninja dan tidak bisa ditiru oleh manusia biasa. Kisah Naruto karya Masashi Kishimoto berawal dari petualangan para ninja muda dari Konohagakure (Desa Daun Tersembunyi) yang menguasai jutsu unik masing-masing. Jutsu tersebut diperoleh dengan mengandalkan stamina tubuh dan manipulasi chakra (gabungan energi mental dan fisik) dengan berbagai cara, dan yang paling umum adalah segel tangan. Segel tangan merupakan gestur tangan yang berjumlah dua belas simbol binatang, yang berdasarkan dua belas shio untuk mengatur aliran chakra agar menghasilkan jutsu tertentu. Ada berbagai macam jutsu yang ditampilkan dalam manga Naruto, antara lain taijutsu (jutsu ketangkasan dan kecepatan bertarung), ninjutsu (jutsu yang mangandalkan aliran chakra), dan genjutsu (jutsu untuk menghasilkan ilusi).", "question_text": "Apa maksud kata jutsu dalam bahasa Jepang?", "answers": [{"text": "teknik", "start_byte": 71, "limit_byte": 77}]} {"id": "-6933577609712837084-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kampanye Selat Sunda Januari 1794", "passage_text": "\nKampanye Selat Sunda Januari 1794 adalah serangkaian manuver dan aksi angkatan laut dalam pertempuran antara kapal perang dan privateer dari Republik Perancis dan sebuah skuadron kapal yang dikirim oleh Perusahaan Hindia Timur Britania untuk melindungi perdagangan di kawasan tersebut, kemudian ditambah dengan kapal perang Belanda. Kampanye berkembang karena pasukan Perancis yang berpangkalan di Île de France bereaksi lebih cepat daripada pasukan Britania di Samudera Hindia terhadap perluasan Perang Revolusi Perancis pada tanggal 1 Februari 1793. Kapal perang swasta Perancis dengan cepat menyebar sepanjang rute perdagangan Britania di Timur Jauh, terkonsentrasi di sekitar Selat Sunda yang sempit antara Pulau Jawa dan Sumatera di Hindia Belanda. Kapal-kapal ini segera bergabung dengan fregat Angkatan Laut Perancis dan mulai menimbulkan kerugian terhadap pelayaran di wilayah tersebut. Pasukan Angkatan Laut Britania Raya di Samudera Hindia dikerahkan ke tempat lain dan dengan demikian Perusahaan Hindia Timur Britania—perusahaan swasta yang menguasai India Britania pada tahun 1790-an dan mengurus armada dan angkatan laut mereka sendiri—memobilisasi sebuah skuadron kapal dagang bersenjata untuk berpatroli di Selat Sunda dan mengusir para penyerangnya.", "question_text": "Dimana Kampanye Selat Sunda dilakukan?", "answers": [{"text": "Selat Sunda", "start_byte": 10, "limit_byte": 21}]} {"id": "-7486320391156669840-2", "language": "indonesian", "document_title": "Partai politik di Indonesia", "passage_text": "Masa ini disebut sebagai periode pertama lahirnya partai politik di Indonesia (waktu itu Hindia Belanda). Partai Politik yang paling pertama dibentuk di Indonesia adalah De Indische Partij pada 25 Desember 1912 oleh Douwes Dekker, Ki Hadjar Dewantara, dan Tjipto Mangunkoesoemo.[3] Lahirnya partai menandai adanya kesadaran nasional. Pada masa itu semua organisasi baik yang bertujuan sosial seperti Budi Utomo dan Muhammadiyah, ataupun yang berasaskan politik agama dan sekuler seperti Serikat Islam, PNI dan Partai Katolik, ikut memainkan peranan dalam pergerakan nasional untuk Indonesia merdeka.", "question_text": "Apa partai politik pertama di Indonesia ?", "answers": [{"text": "De Indische Partij", "start_byte": 170, "limit_byte": 188}]} {"id": "-5300956260547873382-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "kapankah Amerika Serikat menjadi sebuah negara?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "-4340043225792074695-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "berapakah luas Yogyakarta?", "answers": [{"text": "3.185,80km2", "start_byte": 464, "limit_byte": 475}]} {"id": "4044624943855948597-0", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Microsoft Corporation (NASDAQ:) adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung beragam produk dan jasa terkait dengan komputer. Perusahaan ini didirikan oleh Bill Gates dan Paul Allen pada tanggal 4 April 1975. Microsoft merupakan pembuat perangkat lunak terbesar di dunia menurut pendapatannya.[3] Microsoft juga merupakan salah satu perusahaan paling bernilai di dunia.[4]", "question_text": "Perusahaan apa yang mengembangkan Windows pertama kali ?", "answers": [{"text": "Microsoft Corporation", "start_byte": 0, "limit_byte": 21}]} {"id": "7937128430682499763-23", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Hồ Chí Minh", "passage_text": "Kota Ho Chi Minh terletak pada 10°45' LU, 106°40' BT (10.75, 106.667) di wilayah tenggara Vietnam, 1.760km selatan dari Hanoi. Ketinggian rata-ratanya adalah 19 meter di atas permukaan laut. Kota ini berbatasan dengan Provinsi Tay Ninh dan Binh Duong di utara, Provinsi Dong Nai dan Ba Ria - Vung Tau di sebelah timur, Provinsi Long An di barat dan Laut Timur di selatan dengan pantai yang panjangnya 20km. Luas kotanya 2.095km² (0.63% dari daratan Vietnam), membentang hingga ke Cu Chi (20km dari perbatasan Kamboja), dan di bagian bawah hingga ke Can Gio di pantai Laut Timur. Jarak dari titik paling utara (Komun Phu My Hung, Distrik Cu Chi) ke titik yang paling selatan (Komun Long Hoa, Distrik Can Gio) adalah 120km, dan dari titik paling timur (Ward Long Binh, Distrik Sembilan) hingga ke titik paling barat (Komun Binh Chanh, Distrik Binh Chanh) adalah 46km.", "question_text": "Berapa luas Kota Ho Chi Minh?", "answers": [{"text": "2.095km²", "start_byte": 422, "limit_byte": 431}]} {"id": "-3253595871780478314-1", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa", "passage_text": "Benua ini adalah benua terkecil kedua setelah Australia dengan luas 10.180.000km² sedangkan bila dihitung dari populasinya, benua ini terletak di urutan ketiga dengan populasi terbanyak (di bawah Asia, dan Afrika) dengan 742,5 juta jiwa pada tahun 2013 atau sama dengan seperdelapan penduduk dunia.", "question_text": "berapakah luas Eropa?", "answers": [{"text": "10.180.000km²", "start_byte": 68, "limit_byte": 82}]} {"id": "-8762777296498583918-0", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad al-Faqih Muqaddam", "passage_text": "Muhammad al-A'dham al-Faqih al-Muqaddam dilahirkan pada tahun 574 H di Tarim sebuah kota di lembah Hadramaut, Yaman. Ia adalah putera satu-satunya dari Ali bin Muhammad Shahib Mirbath yang menurunkan 75 leluhur kaum Alawiyyin dan sesepuh semua kaum Alawiyyin yang berada di Asia Tenggara. Imam al-Faqih al-Muqaddam Muhammad bin Ali, wafat di kota Tarim tahun 653 hijriah (1232 Masehi).[1]", "question_text": "Dimana Imam Al-Faqih Muqaddam Muhammad bin ‘Ali Ba’Alawiy lahir?", "answers": [{"text": "Tarim sebuah kota di lembah Hadramaut, Yaman", "start_byte": 71, "limit_byte": 115}]} {"id": "-5122892028106918500-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iskandar Muda dari Aceh", "passage_text": "Sultan Iskandar Muda (Aceh, Banda Aceh, 1593 atau 1590[1] – Banda Aceh, Aceh, 27 Desember 1636) merupakan sultan yang paling besar dalam masa Kesultanan Aceh, yang berkuasa dari tahun 1607 sampai 1636.[2] Aceh mencapai kejayaannya pada masa kepemimpinan Iskandar Muda, di mana daerah kekuasaannya yang semakin besar dan reputasi internasional sebagai pusat dari perdagangan dan pembelajaran tentang Islam.[1] Namanya kini diabadikan pada Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda di Aceh.", "question_text": "berapa lamakah Iskandar Shah menjadi raja?", "answers": [{"text": "1607 sampai 1636", "start_byte": 186, "limit_byte": 202}]} {"id": "4191630073531679493-0", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Utara", "passage_text": "Republik Rakyat Demokratik Korea (RRDK), Korea Utara atau Korut saja (Hangul: 조선민주주의인민공화국, Hanja: 朝鮮民主主義人民共和國, Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk, English: Democratic People's Republic of (North) Korea (DPRK)) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi sebagian utara Semenanjung Korea. Ibu kota dan kota terbesarnya adalah Pyongyang. Zona Demiliterisasi Korea menjadi batas antara Korea Utara dan Korea Selatan. Sungai Amnok dan Sungai Tumen membentuk perbatasan antara Korea Utara dan Republik Rakyat Tiongkok. Sebagian dari Sungai Tumen di timur laut merupakan perbatasan dengan Rusia. Penduduk setempat menyebut negara ini Pukchosŏn (북조선, \"Chosŏn Utara\").", "question_text": "apakah ibukota Korea Utara?", "answers": [{"text": "Pyongyang", "start_byte": 376, "limit_byte": 385}]} {"id": "-6641969112564009983-2", "language": "indonesian", "document_title": "Tata Surya", "passage_text": "Berdasarkan jaraknya dari Matahari, kedelapan planet Tata Surya ialah Merkurius (57,9 juta km), Venus (108 juta km), Bumi (150 juta km), Mars (228 juta km), Yupiter (779 juta km), Saturnus (1.430 juta km), Uranus (2.880 juta km), dan Neptunus (4.500 juta km). Sejak pertengahan 2008, ada lima objek angkasa yang diklasifikasikan sebagai planet kerdil. Orbit planet-planet kerdil, kecuali Ceres, berada lebih jauh dari Neptunus. Kelima planet kerdil tersebut ialah Ceres (415 juta km. di sabuk asteroid; dulunya diklasifikasikan sebagai planet kelima), Pluto (5.906 juta km.; dulunya diklasifikasikan sebagai planet kesembilan), Haumea (6.450 juta km), Makemake (6.850 juta km), dan Eris (10.100 juta km).", "question_text": "Berapa jarak matahari dengan bumi ?", "answers": [{"text": "150 juta km", "start_byte": 123, "limit_byte": 134}]} {"id": "6670529628506764223-1", "language": "indonesian", "document_title": "Victoria dari Britania Raya", "passage_text": "Pemerintahannya berlangsung 63 tahun, 216 hari, lebih lama dari raja atau ratu Britania Raya manapun sampai 9 September 2015 yang kemudian digantikan oleh anak sulung cicitnya, Ratu Elizabeth II sebagai penguasa Britania Raya terlama. Victoria berhasil mempertahankan keberadaan sistem monarki di Inggris dan menjadikannya sebagai institusi politik seremonial.[1] Pada masa pemerintahan itula, aksi represi terhadap rakyat di kawasan-kawasan koloni Inggris meningkat secara signifikan.[1]", "question_text": "Berapa lama ratu Victoria menjabat ?", "answers": [{"text": "63 tahun, 216 hari", "start_byte": 28, "limit_byte": 46}]} {"id": "4621180119316431605-0", "language": "indonesian", "document_title": "De facto", "passage_text": "De facto dalam bahasa Latin adalah ungkapan yang berarti \"pada kenyataannya (fakta)\" atau \"pada praktiknya\". Dalam hukum dan pemerintahan, istilah ini mengacu praktik yang sudah terjadi, meski hal tersebut tidak diakui secara resmi di mata hukum.", "question_text": "Apa pengertian de facto ?", "answers": [{"text": "\"pada kenyataannya (fakta)\" atau \"pada praktiknya\"", "start_byte": 57, "limit_byte": 107}]} {"id": "2541593571512983895-8", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nazi", "passage_text": "Pada tahun 1919, Drexler, dengan Gottfried Feder, Dietrich Eckart dan Karl Harrer, mengubah nama partai tersebut menjadi Deutsche Arbeiterparte (Partai Pekerja Jerman) atau biasa disingkat DAP.[13]", "question_text": "Siapa pendiri Partai Nazi?", "answers": [{"text": "Drexler, dengan Gottfried Feder, Dietrich Eckart dan Karl Harrer", "start_byte": 17, "limit_byte": 81}]} {"id": "7645075932119000008-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Joseon", "passage_text": "\nKerajaan Joseon (Korean:대조선국;Hanja:大朝鮮國, sesungguhnya \"Negara Joseon yang Agung\"; juga Chosŏn, Choson, Chosun) merupakan sebuah kerajaan yang didirikann oleh Yi Seong-gye yang berlangsung selama kurang lebih lima abad, dari bulan Juli 1392 sampai Oktober 1897. Secara resmi diganti namanya menjadi Kekaisaran Korea Raya pada bulan Oktober 1897.[1] Didirikan setelah peruntuhan dinasti Goryeo yang beribukota di Kaesong. Setelah mendirikan dinasti baru, Yi Seong-gye memindahkan ibukota kerajaannya yang semula di Kaesong, bergeser agak ke selatan di wilayah Hanseong, yang sekarang disebut Seoul. Perbatasan utara kerajaan diperluas ke batas-batas alam di Yalu dan Sungai Tumen melalui penaklukkan dari suku Jurchen. Joseon merupakan dinasti terakhir Korea dan merupakan dinasti Konfusianisme yang berumur terpanjang.", "question_text": "Berapa lama dinasti Joseon berkuasa di Korea ?", "answers": [{"text": "Juli 1392 sampai Oktober 1897", "start_byte": 248, "limit_byte": 277}]} {"id": "7511289750241722196-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah", "passage_text": "Naskah (dari bahasa Arab: نص, nas, teks; نسخ, nasikha, menyalin; atau نسخة, nuskhat, salinan) atau manuskrip adalah segala macam dokumen buatan tangan manusia secara langsung, baik ditulis maupun diketik, berbeda dari dokumen-dokumen yang dicetak dengan mesin atau direproduksi dengan cara yang terotomasi atau tidak secara langsung menggunakan tangan manusia.[1] Kini istilah naskah juga diartikan sebagai karya tulis dalam bentuk tulisan tangan, ketikan, atau salinannya yang dibuat dengan aplikasi pengolah kata (English: word-processing) oleh penulisnya sendiri, berbeda dari karya tulis tersebut dalam bentuk cetakan.[2] Sebelum teknik cetak dikenal, semua dokumen dan buku adalah naskah. Naskah tidak ditentukan dari isinya, yang dapat saja menggabungkan tulisan dengan hitungan-hitungan matematika, peta-peta, gambar-gambar penjelasan, atau ilustrasi-ilustrasi. Naskah dapat saja berwujud buku, gulungan, atau kodeks. Naskah-naskah beriluminasi diperkaya dengan gambar-gambar, hiasan-hiasan pembingkai halaman, huruf-huruf inisial dengan efek timbul yang rumit, atau ilustrasi-ilustrasi sehalaman penuh.", "question_text": "Apa definisi dari naskah ?", "answers": [{"text": "segala macam dokumen buatan tangan manusia secara langsung, baik ditulis maupun diketik, berbeda dari dokumen-dokumen yang dicetak dengan mesin atau direproduksi dengan cara yang terotomasi atau tidak secara langsung menggunakan tangan manusia", "start_byte": 125, "limit_byte": 368}]} {"id": "2183177326263477646-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qin", "passage_text": "Dinasti Qin (Hanzi: 秦朝, hanyu pinyin: Qin Chao) (221 SM - 206 SM) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti Qin terkenal sebagai dinasti yang pendek umurnya, namun meletakkan dasar-dasar kekaisaran yang kemudian akan diteruskan selama 2000 tahun oleh dinasti-dinasti setelahnya. Dinasti ini juga adalah dinasti pertama yang mempersatukan suku bangsa beragam di Tiongkok ke dalam entitas tunggal nasional Tiongkok.", "question_text": "Berapa lama Dinasti Qin berkuasa di Tiongkok ?", "answers": [{"text": "221 SM - 206 SM", "start_byte": 53, "limit_byte": 68}]} {"id": "8667486102483787425-18", "language": "indonesian", "document_title": "Perdana Menteri Israel", "passage_text": "\nDavid Ben-Gurion: 13 years and 112 days (first term: 5 years and 258 days, second term: 7 years and 229 days)\nBenjamin Netanyahu: Incumbent - 13years, 174days as of 3 September 2019 (first term: 3 years and 18 days; second and current term: 10years, 156days)\nYitzhak Shamir: 6 years and 242 days (first term: 339 days; second term: 5 years and 268 days)\nYitzhak Rabin: 6 years and 132 days (first term: 3 years and 18 days; second term: 3 years and 114 days)\nMenachem Begin: 6 years and 113 days (2 consecutive terms)\nLevi Eshkol: 5 years and 247 days\nAriel Sharon: 5 years and 39 days (Including a 100 days period of \"temporary incapacitation\" wherein the Prime minister's authorities were delegated to the Designated Acting Prime Minister)\nGolda Meir: 5 years and 19 days\nEhud Olmert: 2 years and 351 days (In addition, served as Acting Prime Minister, wherein the Prime Minister's authorities were delegated to him)\nShimon Peres: 2 years and 264 days (first term: 2 years and 37 days; second term: 227 days)\nMoshe Sharett: 1 year and 281 days\nEhud Barak: 1 year and 245 days\nYigal Allon: 19 days", "question_text": "siapakah perdana menteri Israel terlama?", "answers": [{"text": "Benjamin Netanyahu", "start_byte": 112, "limit_byte": 130}]} {"id": "-5411327768713091452-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Asy-Syu'ara", "passage_text": "Surah Asy-Syu'ara atau Surah Asy-Syu'ara' adalah surah ke-26 dari Al-Qur'an. Surah ini terdiri dari 227 ayat termasuk golongan surah-surah Makkiyyah. Dinamakan Asy Syu'ara (kata jamak dari Asy Sya'ir yang berarti penyair) diambil dari kata Asy Syuara yang terdapat pada ayat 224. Banyak nilai-nilai yang berharga dari bebagai kisah-kisah para Nabi yang umat mereka dipunahkan serta sebagian riwayat tiga hamba Allah yang dimuliakan Musa, Harun dan Ibrahim.", "question_text": "Apa isi kandungan utama Surah Asy-Syu'ara ?", "answers": [{"text": "kisah-kisah para Nabi", "start_byte": 328, "limit_byte": 349}]} {"id": "-5347843195876867009-16", "language": "indonesian", "document_title": "Tempat Pengasingan Boven Digoel", "passage_text": "\nSuasana Penjara Digul saat tawanan diperintah\npagar-pagar pembatas penjara Digul\nRuang Tidur para tawanan di penjara Boven Digoel\nTempat pembuangan Bung Hatta di Boven Digoel\nPenjara Boven Digul terlihat dari atas\ntanah merah bouven digoel\nSarang nyamuk malaria di daerah Boven Digoel\nkamp-kamp Boven Digoel dekat sungai Digul\npemukiman para tawanan Boven Digoel\nDukungan dari kelompok KNIL untuk persiapan sebuah kamp penjara di Boven Digoel\n", "question_text": "Dimana letak Rumah Pengasingan Bung Hatta?", "answers": [{"text": "Boven Digoel", "start_byte": 163, "limit_byte": 175}]} {"id": "-1926468228516023287-32", "language": "indonesian", "document_title": "Kode etik jurnalistik", "passage_text": "Kode Etik Jurnalistik yang lahir pada 14 Maret 2006, oleh gabungan organisasi pers dan ditetapkan sebagai Kode Etik Jurnalistik baru yang berlaku secara nasional melalui keputusan Dewan Pers No 03/ SK-DP/ III/2006 tanggal 24 Maret 2006, misalnya, sedikitnya mengandung empat asas, yaitu:[4]", "question_text": "Ada berapa Asas Kode Etik Jurnalistik di Indonesia?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 269, "limit_byte": 274}]} {"id": "4756250849965891668-1", "language": "indonesian", "document_title": "The Prestige (novel)", "passage_text": "Novel ini menceritakan dua orang sahabat, Robert Angier dan Alfred Borden, yang sama-sama menekuni dunia pertunjukan sulap. Angier merupakan pesulap dari kalangan bangsawan, sedangkan Borden adalah pesulap jalan kelas bawah. Awalnya Angier dan Borden bekerja Cutter. Cutter senang punya anak didik seperti mereka berdua. Angier dan Borden juga disuruh untuk belajar sulap ke negri lain yang jauh. Hingga suatu saat istri Angier meninggal karena kesalahan dari Borden mengikat sebuah simpul. Hal ini membuat Angier sangat dendam dan selalu mengintimidasi Borden agar dia mengaku simpul ikatan apa yang dia ikat. Persaingan pun berlanjut, Angier melakukan balas dendam dengan mencelakai Borden saat menampilkan trik menangkap peluru dari pistol yang membuat jari tangan kirinya putus.", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam novel The Prestige?", "answers": [{"text": "Robert Angier dan Alfred Borden", "start_byte": 42, "limit_byte": 73}]} {"id": "-2086215195201569905-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gambia", "passage_text": "Republik Gambia adalah sebuah negara di Afrika Barat. Wilayah negara terkecil di Afrika daratan ini tergolong unik karena apabila negara Senegal dianggap mulut, maka Gambia adalah lidahnya. Gambia hanya berbatasan dengan Senegal di sebelah utara, timur dan selatan. Sungai Gambia membentang di bagian tengah Gambia dan mengalir ke Samudra Atlantik di sebelah barat dan menurut garisnya itu pula batas Gambia terbentuk dari tengahnya ke Samudra Atlantik.", "question_text": "Apakah nama negara terkecil di Afrika ?", "answers": [{"text": "Republik Gambia", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-7688777080716382509-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ideologi", "passage_text": "Ideologi merupakan suatu ide atau gagasan. Kata ideologi sendiri diciptakan oleh Antoine Destutt de Tracy pada akhir abad ke-18 untuk mendefinisikan \"sains tentang ide\". dapat dianggap sebagai visi yang komprehensif, sebagai cara memandang segala sesuatu (bandingkan Weltanschauung), secara umum (lihat Ideologi dalam kehidupan sehari hari) dan beberapa arah filosofis (lihat Ideologi politis), atau sekelompok ide yang diajukan oleh kelas yang dominan pada seluruh anggota masyarakat. Tujuan utama di balik ideologi adalah untuk menawarkan perubahan melalui proses pemikiran normatif. Ideologi adalah sistem pemikiran abstrak (tidak hanya sekadar pembentukan ide) yang diterapkan pada masalah publik sehingga membuat konsep ini menjadi inti politik. Secara implisit setiap pemikiran politik mengikuti sebuah ideologi walaupun tidak diletakkan sebagai sistem berpikir yang eksplisit. (definisi ideologi Marxisme).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ideologi ?", "answers": [{"text": "ide atau gagasan", "start_byte": 25, "limit_byte": 41}]} {"id": "-6859690025344078039-0", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Kristen Satya Wacana", "passage_text": "Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) adalah sebuah universitas swasta tertua dan salah satu yang terbaik di Indonesia, terletak di Salatiga, Jawa Tengah. \"Satya Wacana\" berasal dari bahasa Sanskerta, yang berarti \"Setia kepada Sabda / Firman Tuhan\".", "question_text": "Dimana letak Universitas Kristen Satya Wacana?", "answers": [{"text": "Salatiga, Jawa Tengah", "start_byte": 135, "limit_byte": 156}]} {"id": "-3409462387303878696-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hominini", "passage_text": "Hominini adalah suku dari Homininae yang terdiri dari Homo, dan anggota dari klade manusia setelah terpisah dari suku Panini (simpanse).\n[1][2]\nAnggota-anggota dari suku tersebut disebut hominins ( Hominidae, \"hominids\").\nSubsuku Hominina adalah cabang \"manusia\", termasuk genus Homo.\nPara peneliti mengajukan takson Hominini berdasarkan gagasan bahwa spesies paling mirip dari sebuah trikotomi haruslah dipisahkan dari dua yang lainnya.\nBeberapa skema klasifikasi awal mengikutkan genus Pan (simpanse) ke dalam Hominini, tetapi klasifikasi ini jarang digunakan lagi.\nSahelanthropus tchadensis adalah spesies hominid yang punah yang hidup 7 juta tahun lalu, sangat dekat dengan waktu saat divergensi simpanse / manusia; oleh karena itu tidak begitu jelas apakah ia bisa dianggap sebagai anggota dari suku Hominini.", "question_text": "Apa pengertian hominini?", "answers": [{"text": "suku dari Homininae yang terdiri dari Homo, dan anggota dari klade manusia setelah terpisah dari suku Panini (simpanse)", "start_byte": 16, "limit_byte": 135}]} {"id": "327133010393915548-0", "language": "indonesian", "document_title": "Armenia", "passage_text": "Republik Armenia atau dikenal sebagai Armenia saja (Tulisan asli dalam bahasa Armenia: Հայաստան, Hayastan, Հայք, Hayq), adalah negara Eropa-Asia yang wilayah daratnya terjepit oleh negara lain. Negara ini berbatasan dengan Turki di sebelah barat, Georgia di sebelah utara, Azerbaijan disebelah timur, dan Iran serta eksklave Nakhichevan (yang masih daerah Azerbaijan atau eksklave) disebelah selatan. Armenia adalah anggota dari Dewan Eropa dan Perserikatan Negara-Negara Merdeka dan selama berabad-abad menjadi daerah lintasan dan penyeberangan daerah timur dan barat.", "question_text": "Dimana letak Armenia?", "answers": [{"text": "berbatasan dengan Turki di sebelah barat, Georgia di sebelah utara, Azerbaijan disebelah timur, dan Iran serta eksklave Nakhichevan (yang masih daerah Azerbaijan atau eksklave) disebelah selatan", "start_byte": 217, "limit_byte": 411}]} {"id": "4243643284836129510-0", "language": "indonesian", "document_title": "Garis lintang", "passage_text": "\n\nMenurut ilmu geografi, garis lintang adalah sebuah garis khayal yang digunakan untuk menentukan lokasi di Bumi terhadap garis khatulistiwa (utara atau selatan). Posisi lintang biasanya dinotasikan dengan simbol huruf Yunani φ. Posisi lintang merupakan penghitungan sudut dari 0° di khatulistiwa sampai ke +90° di kutub utara dan -90° di kutub selatan.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan garis lintang ?", "answers": [{"text": "garis khayal yang digunakan untuk menentukan lokasi di Bumi terhadap garis khatulistiwa (utara atau selatan)", "start_byte": 53, "limit_byte": 161}]} {"id": "3203220093868041522-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gudeg", "passage_text": "\nGudeg (ejaan bahasa Jawa: ꦒꦸꦝꦼꦒ꧀​, Gudheg) adalah makanan khas Yogyakarta dan Jawa Tengah yang terbuat dari nangka muda yang dimasak dengan santan. Perlu waktu berjam-jam untuk membuat masakan ini. Warna coklat biasanya dihasilkan oleh daun jati yang dimasak bersamaan. Gudeg dimakan dengan nasi dan disajikan dengan kuah santan kental (areh), ayam kampung, telur, tahu dan sambal goreng krecek.", "question_text": "Apakah kuliner khas dari Yogyakarta?", "answers": [{"text": "Gudeg", "start_byte": 1, "limit_byte": 6}]} {"id": "-5225899089143594168-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Gereja (Eusebius)", "passage_text": "Sejarah Gereja (Greek: Ἐκκλησιαστικὴ ἱστορία, ekklesiastike historia; Latin: Historia Ecclesiastica atau Historia Ecclesiae; English: Church History) karya Eusebius dari Kaisarea adalah sebuah karya tulis perintis dari abad ke-4 Masehi, berisi catatan kronologis perkembangan Kekristenan mula-mula mulai dari abad pertama Masehi. Karya tulis ini menggunakan bahasa Yunani Koine, dan manuskrip-manuskrip terjemahannya dalam bahasa Latin, Suryani, dan Armenia masih ada sampai sekarang.[1] Karya tulis ini merupakan sebuah narasi-panjang historis pertama yang ditulis dari sudut pandang Kristiani.[2] Di awal abad ke-5 Masehi, dua orang advokat di Konstantinopel, Socrates Scholasticus dan Sozomen, serta seorang uskup, Theodoret dari Kiros, Siria, menulis kelanjutan dari Sejarah Gereja karya Eusebius, dan menjadi konvensi para \"kontinuator\" yang kelak sangat menentukan tata cara penulisan sejarah sampai seribu tahun kemudian. Chronicon (Kronik) karya Eusebius, yang mencoba membandingkan garis waktu sejarah pagan dan sejarah Perjanjian Lama, menjadi contoh bagi penyusunan genre karya-karya tulis sejarah lainnya, kronik abad pertengahan atau sejarah dunia.", "question_text": "Apakah isi Surat Eusebius?", "answers": [{"text": "catatan kronologis perkembangan Kekristenan mula-mula mulai dari abad pertama Masehi", "start_byte": 267, "limit_byte": 351}]} {"id": "-1890469052680349441-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Kurukshetra", "passage_text": "Perang di Kurukshetra , yang merupakan bagian penting dari wiracarita Mahabharata, dilatarbelakangi perebutan kekuasaan antara lima putra Pandu (Pandawa) dengan seratus putra Dretarastra (Korawa). Dataran Kurukshetra yang menjadi lokasi pertempuran ini masih bisa dikunjungi dan disaksikan sampai sekarang. Kurukshetra terletak di negara bagian Haryana, India.", "question_text": "Dimana letak Kurukshetra ?", "answers": [{"text": "Haryana, India", "start_byte": 345, "limit_byte": 359}]} {"id": "5920370287613491721-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu ekonomi", "passage_text": "Adam Smith sering disebut sebagai yang pertama mengembangkan ilmu ekonomi pada abad 18 sebagai satu cabang tersendiri dalam ilmu pengetahuan. Melalui karya besarnya , Smith mencoba mencari tahu sejarah perkembangan negara-negara di Eropa. Sebagai seorang ekonom, Smith tidak melupakan akar moralitasnya terutama yang tertuang dalam . Perkembangan sejarah pemikiran ekonomi kemudian berlanjut dengan menghasilkan tokoh-tokoh seperti Alfred Marshall, J.M. Keynes, Karl Marx, hingga peraih hadiah Nobel bidang Ekonomi tahun 2006, Edmund Phelps.", "question_text": "Kapan ilmu Ekonomi pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "abad 18", "start_byte": 79, "limit_byte": 86}]} {"id": "-5014000486615756127-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Batak", "passage_text": "Suku Batak merupakan salah satu suku bangsa terbesar di Indonesia. Nama ini merupakan sebuah tema kolektif untuk mengidentifikasikan beberapa suku bangsa yang bermukim dan berasal dari Pantai Barat dan Pantai Timur di Provinsi Sumatera Utara. Suku bangsa yang dikategorikan sebagai Batak adalah Toba, Karo, Pakpak, Simalungun, Angkola, dan Mandailing. Batak adalah rumpun suku-suku yang mendiami sebagian besar wilayah Sumatera Utara. Namun sering sekali orang menganggap penyebutan Batak hanya pada suku Toba padahal Batak tidak diwakili oleh suku Toba. Sehingga tidak ada budaya dan bahasa Batak tetapi budaya dan bahasa Toba, Karo, Simalungun dan suku-suku lain yang serumpun.", "question_text": "Dari manakah asal suku Batak ?", "answers": [{"text": "Pantai Barat dan Pantai Timur di Provinsi Sumatera Utara", "start_byte": 185, "limit_byte": 241}]} {"id": "709389280967550060-23", "language": "indonesian", "document_title": "Ashikaga Takauji", "passage_text": "Selanjutnya, pihak Istana Selatan yang dipimpin Pangeran Muneyoshi, Nitta Yoshioki, Nitta Yoshimune, serta Hōjō Tokiyuki menyerang pasukan Takauji. Setelah sempat mundur hingga ke Provinsi Musashi, lewat serangan balasan terhadap kekuatan Istana Selatan di daerah Kanto, Takauji melakukan akhirnya merebut kembali Kyoto. Sesudah itu, Tadafuyu menyerang Kyoto, namun gagal dan terpaksa mundur ke Kyushu. Pada tahun 1354, pihak Istana Selatan untuk sementara berhasil menduduki Kyoto untuk direbut kembali oleh Istana Utara pada tahun berikutnya. Takauji secara pribadi masih memiliki rencana untuk membunuh Tadafuyu, namun penyakit bisul (radang di bawah kulit) lebih dulu merenggut nyawanya. Ashikaga Takauji, 54 tahun, meninggal dunia di rumah kediamannya di daerah Nijō, Kyoto pada tahun 1358.", "question_text": "apakah penyebab kematian Ashikaga Takauji?", "answers": [{"text": "1358", "start_byte": 793, "limit_byte": 797}]} {"id": "-7615598806501653018-2", "language": "indonesian", "document_title": "Olahraga di Kota New York", "passage_text": "Bisbol adalah olahraga yang paling ditunggu-tunggu di kota ini. Empat belas Major League Baseball World Series dimenangkan oleh tim New York City. New York adalah satu dari lima wilayah metro (Chicago, Washington-Baltimore, Los Angeles dan Wilayah Teluk San Francisco) yang memiliki dua tim bisbol. Dua tim Major League Baseball dari kota ini adalah New York Yankees dan New York Mets, yang bersaing di enam pertandingan setiap musim rutin Subway Series. Yankees telah memenangkan 27 kejuaraan, sementara Mets memenangkan dua kali World Series. Kota ini juga pernah menjadi rumah bagi New York Giants (sekarang San Francisco Giants) dan Brooklyn Dodgers (sekarang Los Angeles Dodgers). Kedua tim pindah ke California pada tahun 1958. Juga ada dua tim Minor League Baseball di kota ini, yaitu Staten Island Yankees dan Brooklyn Cyclones.", "question_text": "berapa kalikah New York Yankees memenangi turnamen liga bisbol amerika?", "answers": [{"text": "27 kejuaraan", "start_byte": 481, "limit_byte": 493}]} {"id": "-6731098037349555971-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kode QR", "passage_text": "\nKode QR adalah suatu jenis kode matriks atau kode batang dua dimensi yang dikembangkan oleh Denso Wave, sebuah divisi Denso Corporation yang merupakan sebuah perusahaan Jepang dan dipublikasikan pada tahun 1994 dengan fungsionalitas utama yaitu dapat dengan mudah dibaca oleh pemindai\nQR merupakan singkatan dari quick response atau respons cepat, yang sesuai dengan tujuannya adalah untuk menyampaikan informasi dengan cepat dan mendapatkan respons yang cepat pula. Berbeda dengan kode batang, yang hanya menyimpan informasi secara horizontal, kode QR mampu menyimpan informasi secara horizontal dan vertikal, oleh karena itu secara otomatis Kode QR dapat menampung informasi yang lebih banyak daripada kode batang.(soon,2008)", "question_text": "tahun berapakah QR Code pertama kali muncul?", "answers": [{"text": "1994", "start_byte": 207, "limit_byte": 211}]} {"id": "-6623445536598723067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tjokorda Gde Raka Soekawati", "passage_text": "Tjokorda Gde Raka Soekawati (ejaan baru: Cokorda Gde Raka Sukawati), (lahir di Ubud, Gianyar, Bali, 15 Januari 1899 dan meninggal tahun 1967) adalah satu-satunya Presiden Negara Indonesia Timur.[1] Ia menjabat dari tahun 1946 hingga pembubaran Negara Indonesia Timur pada 1950. Gelarnya, Tjokorda Gde, menandai bahwa Soekawati masuk kedalam kasta ksatria. Ia memiliki dua orang istri, yang pertama adalah orang Bali yaitu, Gusti Agung Niang Putu yang memberikan seorang putra yang bernama Tjokorda Ngurah Wim Sukawati. Pada tahun 1933, ia menikahi seorang perempuan Prancis bernama Gilbert Vincent[2], yang memberikannya dua orang anak.[3]", "question_text": "Siapakah Cokorda Gede Agung Sukawati?", "answers": [{"text": "satu-satunya Presiden Negara Indonesia Timur", "start_byte": 149, "limit_byte": 193}]} {"id": "920442798001300212-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Solomon", "passage_text": "Kepulauan Solomon atau Kepulauan Salomo adalah sebuah negara kepulauan di Samudra Pasifik bagian selatan yang terletak di sebelah timur Papua Nugini dan merupakan bagian dari Persemakmuran. Dia terdiri dari 992 pulau yang secara keseluruhan membentuk wilayah seluas 28.450 km².", "question_text": "Berapa luas kepulauan Solomon?", "answers": [{"text": "28.450 km²", "start_byte": 266, "limit_byte": 277}]} {"id": "-934458559262898737-21", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Setelah kejadian itu, Naruto masih bertekad memenuhi janji seumur hidup kepada Sakura untuk membawa pulang Sasuke ke Konoha, meski dia sering merasa terbebani karena gagal memperoleh kepercayaan sahabatnya sendiri, Sasuke. Jiraiya mengajak Naruto untuk mengembara dan berlatih selama 3 tahun dengan harapan memperkuat Naruto ketika Akatsuki bergerak lagi.[6]", "question_text": "Siapa sahabat Naruto dalam serial komik Naruto?", "answers": [{"text": "Sasuke", "start_byte": 215, "limit_byte": 221}]} {"id": "8451272853181056304-11", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Komunis Indonesia", "passage_text": "Pada 1924 nama partai ini sekali lagi diubah, kali ini adalah menjadi Partai Komunis Indonesia (PKI).[8]", "question_text": "Kapan Partai Komunis Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "1924", "start_byte": 5, "limit_byte": 9}]} {"id": "-7478836410396422449-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "berapakah luas wilayah mesir?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "7014434799304035593-1", "language": "indonesian", "document_title": "Delta sungai", "passage_text": "Delta sungai atau Kuala adalah endapan di muara sungai yang terletak di lautan terbuka, pantai, atau danau, sebagai akibat dari berkurangnya laju aliran air saat memasuki laut. Tipe muara sungai yang lain adalah estuaria.", "question_text": "apakah yang dimaksud Delta sungai?", "answers": [{"text": "endapan di muara sungai yang terletak di lautan terbuka, pantai, atau danau, sebagai akibat dari berkurangnya laju aliran air saat memasuki laut", "start_byte": 31, "limit_byte": 175}]} {"id": "3829701981160199622-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perseta Tulungagung", "passage_text": "Perseta diberi julukan Lasbas (Laskar Badai Selatan) karena letak geografis Kabupaten Tulungagung yang berada di daerah pantai selatan Provinsi Jawa Timur.", "question_text": "Apakah julukan Persatuan Sepak Bola Tulungagung?", "answers": [{"text": "Lasbas (Laskar Badai Selatan)", "start_byte": 23, "limit_byte": 52}]} {"id": "-3760040149196538733-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sofía dari Spanyol", "passage_text": "Pasangan ini menikah pada tanggal 14 Mei 1962, di Katedral Katolik Santo Dionisius di Athena. Gaun pengantin dibuat oleh Jean Dessès dan dia dihadiri oleh adik perempuannya, Irene; saudara laki-laki mempelai wanita, Infanta Pilar dari Spanyol, dan saudara perempuan Sofia masa depan Putri Anne-Marie (kemudian Permaisuri Yunani). Bersama dengan Putri Irene dari Belanda, Putri Alexandra dari Kent, Putri Benedikte dari Denmark, Putri Anne dari Orléans, dan Putri Tatiana Radziwill.", "question_text": "Kapan Juan Carlos menikah dengan Sophia Margaret Victoria Frederica?", "answers": [{"text": "14 Mei 1962", "start_byte": 34, "limit_byte": 45}]} {"id": "-4409628510288210959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samanhudi", "passage_text": "Samanhudi atau sering disebut Kyai Haji Samanhudi (lahir di Laweyan, Surakarta, Jawa Tengah, 1868; meninggal di Klaten, Jawa Tengah, 28 Desember 1956) adalah pendiri Sarekat Dagang Islam, sebuah organisasi massa di Indonesia yang awalnya merupakan wadah bagi para pengusaha batik di Surakarta. Nama kecilnya ialah Sudarno Nadi.", "question_text": "Kapankah Haji Samanhudi meninggal ?", "answers": [{"text": "28 Desember 1956", "start_byte": 133, "limit_byte": 149}]} {"id": "-795977016056947743-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalender Gregorius", "passage_text": "\nKalender Gregorius atau Kalender Gregorian adalah kalender yang sekarang paling banyak dipakai di Dunia Barat. Ini merupakan modifikasi Kalender Julius. Yang pertama kali mengusulkannya ialah Dr. Aloysius Lilius dari Napoli-Italia, dan disetujui oleh Paus Gregorius XIII, pada tanggal 24 Februari 1582. Penanggalan tahun kalender ini, berdasarkan tahun Masehi.", "question_text": "Siapa yang menciptakan kalender Gregorian?", "answers": [{"text": "Dr. Aloysius Lilius", "start_byte": 193, "limit_byte": 212}]} {"id": "8859278786106221258-1", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Pertengahan", "passage_text": "Penurunan jumlah penduduk, kontraurbanisasi, invasi, dan perpindahan suku-suku bangsa, yang berlangsung sejak Akhir Abad Kuno, masih berlanjut pada Awal Abad Pertengahan. Perpindahan-perpindahan penduduk berskala besar pada Zaman Migrasi juga mencakup perpindahan suku-suku bangsa Jermanik yang mendirikan kerajaan-kerajaan baru di bekas wilayah Kekaisaran Romawi Barat. Pada abad ke-7, Afrika Utara dan Timur Tengah—bekas wilayah Kekaisaran Bizantin—dikuasai oleh Khilafah Bani Umayyah, sebuah kekaisaran Islam, setelah ditaklukkan oleh para pengganti Muhammad. Meskipun pada Awal Abad Pertengahan telah terjadi perubahan-perubahan mendasar pada tatanan kemasyarakatan dan politik, pengaruh Abad Kuno belum benar-benar hilang. Kekaisaran Bizantin yang masih cukup besar tetap sintas di kawasan timur Eropa. Kitab undang-undang Kekaisaran Bizantin, Corpus Iuris Civilis atau \"Kitab Undang-Undang Yustinianus\", ditemukan kembali di Italia Utara pada 1070, dan di kemudian hari mengundang decak kagum dari berbagai kalangan sepanjang Abad Pertengahan. Sebagian besar dari kerajaan-kerajaan yang berdiri di kawasan barat Eropa melembagakan segelintir pranata Romawi yang tersisa. Biara-biara didirikan seiring gencarnya usaha mengkristenkan kaum penganut kepercayaan leluhur di Eropa. Orang Franka di bawah pimpinan raja-raja wangsa Karoling, mendirikan Kekaisaran Karoling pada penghujung abad ke-8 dan permulaan abad ke-9. Meskipun berjaya menguasai sebagian besar daratan Eropa Barat, Kekaisaran Karoling pada akhirnya terpuruk akibat perang-perang saudara di dalam negeri dan invasi-invasi dari luar negeri, yakni serangan orang Viking dari arah utara, serangan orang Magyar dari arah timur, dan serangan orang Sarasen dari arah selatan.", "question_text": "Kapan Kekaisaran Karoling mulai berkuasa?", "answers": [{"text": "penghujung abad ke-8 dan permulaan abad ke-9", "start_byte": 1380, "limit_byte": 1424}]} {"id": "8566925962244426936-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "Berapakah luas dataran pulau jawa ?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "-3346925584298260081-2", "language": "indonesian", "document_title": "Perkembangan Film", "passage_text": "Sejarah film tidak bisa lepas dari sejarah fotografi. Dan sejarah fotograf tidak bisa lepas dari peralatan pendukungnya, seperti kamera. Kamera pertama di dunia ditemukan oleh seorang Ilmuwan Muslim, Ibnu Haitham. Fisikawan ini pertama kali menemukan Kamera Obscura dengan dasar kajian ilmu optik menggunakan bantuan energi cahaya matahari. Mengembangkan ide kamera sederhana tersebut, mulai ditemukan kamera-kamera yang lebih praktis, bahka inovasinya demikian pesat berkembang sehingga kamera mulai bisa digunakan untuk merekam\ngambar gerak. Ide dasar sebuah film sendiri, terfikir secara tidak sengaja. Pada tahun 1878 ketika beberapa orang pria Amerika berkumpul dan dari perbincangan ringan menimbulkan sebuah pertanyaan: “Apakah keempat kaki kuda berada pada posisi melayang pada saat bersamaan ketika kuda berlari?\" Pertanyaan itu terjawab ketika Eadweard Muybridge membuat 16 frame gambar kuda yang sedang berlari. Dari 16 frame gambar kuda yang sedang berlari tersebut, dibuat rangkaian gerakan secara urut sehingga gambar kuda terkesan sedang berlari. Dan terbuktilah bahwa ada satu momen dimana kaki kuda tidak menyentuh tanah ketika kuda tengah berlari kencang Konsepnya hampir sama dengan konsep film kartun. Gambar gerak kuda tersebut menjadi gambar gerak pertama di dunia. Dimana pada masa itu belum diciptakan kamera yang bisa merekam gerakan dinamis. Setelah penemuan gambar bergerak Muybridge pertama kalinya, inovasi kamera mulai berkembang ketika Thomas Alfa Edison mengembangkan fungsi kamera gambar biasa menjadi kamera yang mampu merekam gambar gerak pada tahun 1888, sehingga kamera mulai bisa merekam objek yang bergerak dinamis. Maka dimulailah era baru sinematografi yang ditandai dengan diciptakannya sejenis film dokumenter singkat oleh Lumière Bersaudara. Film yang diakui sebagai sinema pertama di dunia tersebut diputar di Boulevard des Capucines, Paris, Prancis dengan judul Workers Leaving the Lumière's Factory pada tanggal 28 Desember 1895 yang kemudian ditetapkan sebagai hari lahirnya sinematografi. Film inaudibel yang hanya berdurasi beberapa detik itu menggambarkan bagaimana pekerja pabrik meninggalkan tempat kerja mereka di saat waktu pulang.[2] Pada awal lahirnya film, memang tampak belum ada tujuan dan alur cerita yang jelas. Namun ketika ide pembuatan film mulai tersentuh oleh ranah industri, mulailah film dibuat lebih terkonsep, memiliki alur dan cerita yang jelas. Meskipun pada era baru dunia film, gambarnya masih tidak berwarna alias hitam-putih, dan belum didukung oleh efek audio. Ketika itu, saat orang-orang tengah menyaksikan pemutaran sebuah film, akan ada pemain musik yang mengiringi secara langsung gambar gerak yag ditampilkan di layar sebagai efek suara.", "question_text": "Siapakah yang menemukan Kamera pertama kali ?", "answers": [{"text": "Ibnu Haitham", "start_byte": 200, "limit_byte": 212}]} {"id": "2011955334084625643-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fisikalisme", "passage_text": "Fisikalisme adalah posisi filsafat yang menyatakan bahwa semua yang ada tidak lebih dari properti fisik saja; bahwa, tidak ada benda lain selain benda fisik. Istilah ini digunakan pertama kali oleh Otto Neurath dalam esainya pada abad ke-20.", "question_text": "Apa itu fisikalisme?", "answers": [{"text": "posisi filsafat yang menyatakan bahwa semua yang ada tidak lebih dari properti fisik saja; bahwa, tidak ada benda lain selain benda fisik", "start_byte": 19, "limit_byte": 156}]} {"id": "7757020746775677296-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Surakarta", "passage_text": "Kota Surakarta (Hanacaraka: ꦑꦸꦛꦯꦸꦫꦏꦂꦠ, Jawa: Kutha Surakarta), juga disebut Solo atau Sala (ꦱꦭ), adalah wilayah otonom dengan status kota di bawah Provinsi Jawa Tengah, Indonesia, dengan penduduk 503.421 jiwa (2010) dan kepadatan 13.636/km2. Kota dengan luas 44km2, ini berbatasan dengan Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Boyolali di sebelah utara, Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah timur dan barat, dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah selatan.[1] Kota ini juga merupakan kota terbesar ketiga di pulau Jawa bagian selatan setelah Bandung dan Malang menurut jumlah penduduk. Sisi timur kota ini dilewati sungai yang terabadikan dalam salah satu lagu keroncong, Bengawan Solo. Bersama dengan Yogyakarta, Surakarta merupakan pewaris Kesultanan Mataram yang dipecah melalui Perjanjian Giyanti, pada tahun 1755.", "question_text": "dimanakah letak kota surakarta?", "answers": [{"text": "Provinsi Jawa Tengah", "start_byte": 169, "limit_byte": 189}]} {"id": "2781870036479836232-1", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi.[1]\nBudaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1]\nBahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbeda budaya, dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]", "question_text": "apa yang dimaksud dengan kebudayaan?", "answers": [{"text": "suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi", "start_byte": 14, "limit_byte": 137}]} {"id": "504296984508975912-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "\nAristoteles (bahasa Yunani: ‘Aριστοτέλης Aristotélēs), (384 SM – 322 SM) adalah seorang filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dari Alexander Agung.[1] Ia menulis tentang berbagai subyek yang berbeda, termasuk fisika, metafisika, puisi, logika, retorika, politik, pemerintahan, etnis, biologi dan zoologi.[1] Bersama dengan Socrates dan Plato, ia dianggap menjadi seorang di antara tiga orang filsuf yang paling berpengaruh di pemikiran Barat.", "question_text": "kapankah aristoteles lahir?", "answers": [{"text": "384 SM", "start_byte": 71, "limit_byte": 77}]} {"id": "-3810696083249560421-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Santa Perawan Maria Lourdes Promasan", "passage_text": "Gereja Santa Perawan Maria Lourdes Promasan (disebut dental Gereja Promasan) adalah salah satu gereja KatolikKatolik tertua yang berada di Promasan, Kalibawang, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta. Gereja tersebut mulai dibangun pada 18 Desember 1940. Pembangunan Gereja Promasan berbeda dengan geraja lain yang berada di lokasi yang sama, yaitu Gereja Boro. Gereja Promasan pada awal pembangunnya tidak disertai dengan bangunan pendukung lain, seperti bangunan pastoran atau sekolah. Pembangunan bangunan-bangun baru mulai dilanjutkan setelah ditetapkan sebagai Paroki pada tanggal 1 Januari 1959.", "question_text": "Kapan Gereja Santa Perawan Maria Lourdes Promasan dibangun ?", "answers": [{"text": "18 Desember 1940", "start_byte": 248, "limit_byte": 264}]} {"id": "6677336431792561137-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sidang isbat", "passage_text": "Sidang isbat Ramadhan, Idul Fitri, dan Idul Adha diselenggarakan oleh pemerintah sejak tahun 1950 dengan tujuan menetapkan hari pertama Bulan Ramadhan, Syawal, dan tanggal 10 Dzulhijjah. Pada awal penyelenggaraannya, sidang ini hanya sederhana dengan didasarkan fatwa para ulama bahwa negara punya hak untuk menentukan datangnya hari-hari tersebut. Kemudian mulai tahun 1972, Badan Hisab Rukyat (BHR) mulai dibentuk di bawah Kementerian Agama. Di dalamnya terdapat para ahli, ulama dan ahli astronomi, yang tugas intinya memberikan informasi, memberikan data kepada Menteri Agama tentang awal bulan Ramadan, Syawal, dan Dzulhijjah.[3]", "question_text": "Siapa yang berwenang melakukan Hisab pada suatu negara?", "answers": [{"text": "Badan Hisab Rukyat", "start_byte": 376, "limit_byte": 394}]} {"id": "-3792020529696557298-20", "language": "indonesian", "document_title": "Laser", "passage_text": "Umumnya laser beroperasi dalam spektrum tampak pada frekuensi sekitar 1014 Hertz-15 Hertz atau ratusan ribu kali frekuensi gelombang mikro. Pada awalnya peralatan penghasil sinar laser masih serba besar dan merepotkan. Selain tidak efisien, ia baru dapat berfungsi pada suhu sangat rendah. Sinar laser yang dihasilkan belum terpancar lurus. Pada kondisi cahaya sangat cerah pun, pancarannya gampang meliuk-liuk mengikuti kepadatan atmosfer. Waktu itu, sebuah pancaran laser dalam jarak 1km, bisa tiba di tujuan akhir pada banyak titik dengan simpangan jarak hingga hitungan meter.\njmpl|Peragaan peralatan Laser Helium-Neon di Laboratorium Kastler-Brossel dari Universitas Pierre and Marie Curie.\nBeberapa kelebihan laser diantaranya adalah kekuatan daya keluarannya yang amat tinggi sangat diminati untuk beberapa applikasinya. Namun laser dengan daya yang rendah sekalipun (beberapa miliwatt) yang digunakan dalam pemancaran, masih dapat membahayakan penglihatan manusia, karena pancaran cahaya laser dapat mengakibatkan mata seseorang yang terkena mengalami kebutaan dalam sesaat atau tetap.", "question_text": "Apakah bahaya cahaya laser pada mata?", "answers": [{"text": "dapat mengakibatkan mata seseorang yang terkena mengalami kebutaan dalam sesaat atau tetap", "start_byte": 1002, "limit_byte": 1092}]} {"id": "-7430118999271377015-0", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Intelijen Pusat", "passage_text": "Badan Intelijen Pusat (English: Central Intelligence Agency, CIA) adalah salah satu badan intelijen pemerintah federal Amerika Serikat. Sebagai lembaga eksekutif, CIA berada di bawah Director of National Intelligence.[6]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan CIA ?", "answers": [{"text": "salah satu badan intelijen pemerintah federal Amerika Serikat", "start_byte": 73, "limit_byte": 134}]} {"id": "-6090788487843942611-6", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "\n\nIbukota Vietnam adalah Hanoi (dahulu berfungsi sebagai ibukota Vietnam Utara), sedangkan kota terbesar dan terpadat adalah Kota Ho Chi Minh (dahulu dikenal sebagai Saigon).\nprovinsi (dalam Bahasa Vietnam di sebut tỉnh) dan 5 kotamadya yang di kontrol langsung oleh pemerintah pusat dan memiliki level yang sama dengan provinsi (thành phố trực thuộc trung ương). Ke-59 provinsi-provinsi tersebut kemudian dibagi-bagi menjadi kotamadya provinsi (thành phố trực thuộc tỉnh, daerah perkotaan (thị xã) dan pedesaan (huyện), dan kemudian dibagi lagi menjadi kota (thị trấn) atau komune (xã). Sedangkan, 5 kota madya yang dikontrol oleh pemerintah pusat di bagi menjadi distrik (quận) dan kabupaten, dan kemudian, dibagi lagi menjadi kelurahan (phường).", "question_text": "Apa nama ibukota Vietnam ?", "answers": [{"text": "Hanoi", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "-4411250661602604322-0", "language": "indonesian", "document_title": "De facto", "passage_text": "De facto dalam bahasa Latin adalah ungkapan yang berarti \"pada kenyataannya (fakta)\" atau \"pada praktiknya\". Dalam hukum dan pemerintahan, istilah ini mengacu praktik yang sudah terjadi, meski hal tersebut tidak diakui secara resmi di mata hukum.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan de facto?", "answers": [{"text": "pada kenyataannya", "start_byte": 58, "limit_byte": 75}]} {"id": "-280488824350545109-1", "language": "indonesian", "document_title": "Windows XP", "passage_text": "Windows XP adalah jajaran sistem operasi berbasis grafis yang dibuat oleh Microsoft untuk digunakan pada komputer pribadi, yang mencakup komputer rumah dan desktop bisnis, laptop, dan pusat media (Media Center). Nama \"XP\" adalah kependekan dari \"Experience\". Windows XP merupakan penerus Windows 2000 Professional dan Windows Me, dan merupakan versi sistem operasi Windows pertama yang berorientasi konsumen yang dibangun di atas kernel dan arsitektur Windows NT. Windows XP pertama kali dirilis pada 25 Oktober 2001, dan lebih dari 400 juta salinan instalasi digunakan pada Januari 2006, menurut perkiraan seorang analis IDC. Windows XP digantikan oleh Windows Vista, yang dirilis untuk pengguna volume license pada 8 November 2006, dan di seluruh dunia untuk masyarakat umum pada tanggal 30 Januari 2007. Banyak Original Equipment Manufacturer (OEM) dan juga penjual ritel menghentikan produksi perangkat dengan Windows XP pada tanggal 30 Juni 2008. Microsoft sendiri terus menjual Windows XP melalui Custom-built PC (OEM kecil yang menjual komputer rakitan) sampai dengan 31 Januari 2009. Windows XP mungkin akan tetap tersedia bagi para pengguna korporasi dengan volume licensing, sebagai sarana downgrade untuk komputer-komputer yang belum siap menjalankan sistem operasi baru, Windows Vista Business Edition atau Ultimate Edition atau Windows 7 Professional.", "question_text": "kapankah Windows XP pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "dows NT. Window", "start_byte": 501, "limit_byte": 516}]} {"id": "-1177216797089114501-0", "language": "indonesian", "document_title": "Induktor", "passage_text": "Sebuah induktor atau reaktor adalah sebuah komponen elektronika pasif (kebanyakan berbentuk torus) yang dapat menyimpan energi pada medan magnet yang ditimbulkan oleh arus listrik yang melintasinya. Kemampuan induktor untuk menyimpan energi magnet ditentukan oleh induktansinya, dalam satuan Henry. Biasanya sebuah induktor adalah sebuah kawat penghantar yang dibentuk menjadi kumparan, lilitan membantu membuat medan magnet yang kuat di dalam kumparan dikarenakan hukum induksi Faraday. Induktor adalah salah satu komponen elektronik dasar yang digunakan dalam rangkaian yang arus dan tegangannya berubah-ubah dikarenakan kemampuan induktor untuk memproses arus bolak-balik.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Induktor listrik?", "answers": [{"text": "komponen elektronika pasif (kebanyakan berbentuk torus) yang dapat menyimpan energi pada medan magnet yang ditimbulkan oleh arus listrik yang melintasinya", "start_byte": 43, "limit_byte": 197}]} {"id": "-6216731191633278608-1", "language": "indonesian", "document_title": "SMK Muhammadiyah 1 Bantul", "passage_text": "awalnya sekolah ini bernama STM Muhammadiya Bantul. Pendiran STM Muhammadiyah bantul, diprakarsa Bapak MURSIDI. Pada mulanya Bapak Mursidi dan kawan-kawan merasa canggung untuk mendirikan STM Muhammadiyah bantul ini, mengingat sarana prasarana yang diperlukan belum ada sama sekali.[1]}}", "question_text": "Siapa pendiri SMK Muhammadiyah 1 Bantul ?", "answers": [{"text": "Bapak MURSIDI", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "-1043310557711497922-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "kapankah telepon genngam pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "5979752204137063882-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peramalan komunikasi", "passage_text": "Peramalan komunikasi merupakan sebuah proses memprediksi masa depan di bidang komunikasi berdasarkan data-data yang didapatkan di masa sekarang, serta menggabungkannya dengan analisa tren yang sedang terjadi. Definisi peramalan sendiri dekat dengan kata prediksi, hanya berbeda pada pengaplikasian bahasanya. Secara umum, peramalan dilakukan dengan memperhatikan data dan metode, seperti Metode Delphi, Analisis Skenario, Metode Kualitatif vs. Kuantitatif, Metode Prasangka, dan lain-lain. Pada intinya, peramalan atau prediksi menjelaskan tentang risiko and ketidakpastian. Diperlukan pengaplikasian metode yang baik untuk mengindikasikan level ketidakpastian ini di dalam sebuah peramalan komunikasi. Data yang didapatkan harus data yang terbaru agar menghasilkan ramalan yang seakurat mungkin.[1]", "question_text": "Apa tujuan melakukan Peramalan komunikasi?", "answers": [{"text": "menjelaskan tentang risiko and ketidakpastian", "start_byte": 528, "limit_byte": 573}]} {"id": "9014032008131775929-3", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Finlandia", "passage_text": "Ada sejumlah pemilihan presiden yang luar biasa. Presiden pertama, Kaarlo Juho Ståhlberg, dipilih oleh Parlemen karena aturan peralihan konstitusi. Pada 1940 dan 1943, dewan pemilih 1937 memilih Presiden, karena saat itu dirasakan bahwa pemilihan langsung oleh rakyat tidak dapat dilakukan karena adanya\nPerang Kelanjutan. Pada 1944 undang-undang khusus secara langsung mewajibkan bahwa Marsekal Mannerheim dipilih menjadi Presiden untuk masa enam tahun setelah Risto Ryti mengundurkan diri pada pertengahan jabatannya. Pada 1946, undang-undang khusus memberikan kuasa kepada Parlemen untuk memilih pengganti untuk mengisi sisa masa jabatan Mannerheim (hingga 1950), karena ia mengundurkan diri. Parlemen kemudian memilih Perdana Menteri Juho Kusti Paasikivi sebagai Presiden. Pada 1973, undang-undang khusus memperpanjang masa jabatan Presiden Urho Kekkonen empat tahun lagi hingga 1978.", "question_text": "Siapakah presiden Finlandia yang pertama?", "answers": [{"text": "Kaarlo Juho Ståhlberg", "start_byte": 67, "limit_byte": 89}]} {"id": "4748300559289943804-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biara Maulbronn", "passage_text": "\nBiara Maulbronn, berjarak sekitar 40km di sebelah timur kota Karlsruhe dan sekitar 90km di selatan kota Heidelberg, adalah kompleks biara dari ordo Cistercian abad pertengahan yang paling lengkap dan terawat sangat baik, yang terletak di utara Pegunungan Alpen. Kompleks biara ini didirikan pada tahun 1147, memberikan pengetahuan tentang kehidupan dan karya ordo Cistercian antara abad ke-12 dan ke-16.", "question_text": "Kapan Biara Maulbronn didirikan?", "answers": [{"text": "1147", "start_byte": 303, "limit_byte": 307}]} {"id": "8766388746041866502-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Radio Republik Indonesia", "passage_text": "Siaran radio yang pertama di Indonesia (waktu itu bernama Nederlands Indie - Hindia Belanda), ialah Bataviase Radio Vereniging (BRV) di Batavia (Jakarta Tempo dulu), yang resminya didirikan pada tanggal 16 Juni 1925, jadi lima tahun setelah di Amerika Serikat, tiga tahun setelah di Inggris dan Uni Soviet.", "question_text": "Kapankah radio masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "16 Juni 1925", "start_byte": 203, "limit_byte": 215}]} {"id": "-6365472804991318791-0", "language": "indonesian", "document_title": "Napoleon Bonaparte", "passage_text": "Kaisar Napoleon Bonaparte (Napoléon Bonaparte; French:[napɔleɔ̃ bɔnapaʁt], Italian:[napoleoŋe bɔŋaparte], nama lahir \"Napoleone di Buonaparte\" (Italian:[napoleoŋe dj buɔŋaparte]); 15 Agustus 1769 – 5 Mei 1821) adalah seorang pemimpin militer dan politik Prancis yang menjadi terkenal saat Perang Revolusioner. Sebagai Napoleon I, dia adalah Kaisar Prancis dari tahun 1804 sampai tahun 1814, dan kembali pada tahun 1815. Napoleon berasal dari sebuah keluarga bangsawan lokal dengan nama Napoleone di Buonaparte (dalam bahasa Korsika Nabolione atau Nabulione).", "question_text": "Kapan Napoleon Bonaparte lahir ?", "answers": [{"text": "15 Agustus 1769", "start_byte": 192, "limit_byte": 207}]} {"id": "1615695340168271544-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Romawi", "passage_text": "Romulus adalah raja pertama sekaligus pendiri Roma. Romulus mendirikan Roma di atas bukit Palatine. Setelah mendirikan Roma, Romulus mengizinkan semua laki-laki, baik manusia bebas ataupun budak, untuk datang dan menjadi warga Roma.[9] Untuk menyediakan istri bagi warganya, Romulus menculik wanita-wanita kaum Sabin sehingga kerajaan Sabin memerangi Roma.[10] Setelah berperang dengan kaun Sabin, Romulus berbagi gelar dengan raja Sabin, Titus Tatius.[11][12] Pada masa pemerintahannya, Roma juga berperang dengan kerajaan Fidenate dan Veii.[13]", "question_text": "Siapakah raja Romawi pertama?", "answers": [{"text": "Romulus", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-6613153391480643934-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Kapan Kekaisaran Qing berdiri ?", "answers": [{"text": "1644", "start_byte": 57, "limit_byte": 61}]} {"id": "2512657600156322140-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mitologi", "passage_text": "Istilah \"mitologi\" dapat berarti kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos (misalnya mitologi Inka).[1] Dalam folkloristika, suatu mitos adalah kisah suci yang biasanya menjelaskan bagaimana dunia maupun manusia dapat terbentuk seperti sekarang ini,[2] meskipun, dalam pengertian yang sangat luas, istilah tersebut dapat mengacu kepada cerita tradisional.[3]", "question_text": "Apakah definisi dari mitologi ?", "answers": [{"text": "kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "8992523232998541716-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Palopo", "passage_text": "Kota Palopo adalah sebuah kota di provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Kota Palopo sebelumnya berstatus kota administratif sejak 1986 dan merupakan bagian dari Kabupaten Luwu yang kemudian berubah menjadi kota pada tahun 2002 sesuai dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2002 tanggal 10 April 2002.", "question_text": "tahun berapakah kota Palopo resmi didirikan?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 222, "limit_byte": 226}]} {"id": "5529611302590754472-11", "language": "indonesian", "document_title": "Herman Willem Daendels", "passage_text": "Sekembali Daendels di Eropa, Daendels kembali bertugas di tentara Perancis. Dia juga ikut tentara Napoleon berperang ke Rusia. Setelah Napoleon dikalahkan di Waterloo dan Belanda merdeka kembali, Daendels menawarkan dirinya kepada Raja Willem I, tetapi Raja Belanda ini tidak terlalu suka terhadap mantan Patriot dan tokoh revolusioner ini. Tetapi biar bagaimanapun juga, pada tahun 1815 ia ditawari pekerjaan menjadi Gubernur-Jenderal di Ghana. Ia meninggal dunia di sana akibat malaria pada tanggal 8 Mei 1818.", "question_text": "apakah penyebab kematian Meester in de Rechten Herman Willem Daendels?", "answers": [{"text": "malaria", "start_byte": 480, "limit_byte": 487}]} {"id": "-5382696556720302611-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Baru", "passage_text": "Perjanjian Baru (bahasa Yunani Koine: Ἡ Καινὴ Διαθήκη,[1] Hē Kainḕ Diathḗkē), atau biasa disingkat PB, merupakan bagian utama kedua kanon Alkitab Kristen, yang bagian pertamanya adalah Perjanjian Lama (PL) yang utamanya didasarkan pada Alkitab Ibrani. Perjanjian Baru berbahasa Yunani ini membahas ajaran-ajaran dan pribadi Yesus, serta berbagai peristiwa dalam Kekristenan pada abad ke-1. Umat Kristen memandang PB bersama-sama dengan PL sebagai kitab suci. PB (baik sebagian maupun secara keseluruhan) telah seringkali menyertai penyebaran agama Kristen di seluruh dunia. Selain itu PB juga dianggap mencerminkan dan berfungsi sebagai suatu sumber bagi moralitas dan teologi Kristen. Berbagai frase dan bacaan yang diambil langsung dari PB juga dimuat (bersama dengan bacaan-bacaan dari PL) ke dalam beragam liturgi Kristen. PB telah mempengaruhi berbagai gerakan keagamaan, filosofis, dan politik dalam dunia Kristen.", "question_text": "Apa pengertian Perjanjian Baru?", "answers": [{"text": "bagian utama kedua kanon Alkitab Kristen, yang bagian pertamanya adalah Perjanjian Lama (PL) yang utamanya didasarkan pada Alkitab Ibrani", "start_byte": 134, "limit_byte": 271}]} {"id": "4929498623233604608-2", "language": "indonesian", "document_title": "Koloseum", "passage_text": "Koloseum dibangun pada pemerintahan Vespasian pada tahun 72 M dan terselesaikan oleh anaknya Titus pada tahun 80 M. Colosseum didirikan berdekatan dengan sebuah istana megah yang sebelumnya dibangun Nero, yang bernama Domus Aurea[2] yang dibangun sesudah kebakaran besar di Roma pada tahun 64 M. Dio Cassius seorang ahli sejarah mengatakan bahwa ada sekitar 9000 hewan buas yang telah terbunuh di 100 hari sebagai perayaan peresmian dan pembukaan Colosseum tersebut. Lantai dari arena Colosseum tertutupi oleh pasir untuk mencegah agar darah-darah tidak mengalir kemana-mana.", "question_text": "Kapan colosseum dibangun ?", "answers": [{"text": "72 M", "start_byte": 57, "limit_byte": 61}]} {"id": "-5656727480637892384-0", "language": "indonesian", "document_title": "Menara London", "passage_text": "Menara London (English: Tower of London), yang bernama resmi Istana Kerajaan dan Benteng Menara London Milik Sri Baginda (English: Her Majesty's Royal Palace and Fortress of the Tower of London), adalah puri bersejarah yang terletak di pusat kota London, Inggris di tepi utara Sungai Thames. Puri ini terletak di dalam kawasan London Borough of Tower Hamlets dan terpisah dari ujung timur kota London oleh ruang terbuka yang dikenal sebagai Bukit Menara. Puri ini didirikan pada tahun 1066 sebagai bagian dari Penaklukan Normandia di Inggris. Menara Putih, yang merupakan bagian terpenting dari puri ini dibangun pada tahun 1078 oleh William sang Penakluk, dan merupakan simbol dari kebencian dan penindasan yang ditimpakan pada London oleh para elit penguasa baru. Menara London pernah digunakan sebagai penjara sejak tahun 1100, meskipun itu bukan tujuan utama dari pembangunan puri ini. Pada awalnya, puri ini dimaksudkan sebagai sebuah istana megah yang akan difungsikan sebagai kediaman resmi kerajaan. Secara keseluruhan, Menara London merupakan kompleks dari beberapa bangunan yang ditempatkan di dalam dua cincin konsentris dari tembok pertahanan dan parit. Sepanjang sejarahnya, beberapa perluasan pernah dilakukan, terutama dimasa pemerintahan Richard I, Henry III dan Edward I pada abad ke-12 dan 13. Tata letak yang berlaku sekarang ini ditetapkan pada abad ke-13.", "question_text": "Kapan Menara London didirikan?", "answers": [{"text": "1066", "start_byte": 485, "limit_byte": 489}]} {"id": "-2210385110291517991-1", "language": "indonesian", "document_title": "Maria", "passage_text": "Maria (Aram-Yahudi מרים Maryām \"pahit\"; Bahasa Yunani Septuaginta Μαριαμ, Mariam, Μαρια, Maria; bahasa Arab: Maryam, مريم) adalah ibu Yesus dan tunangan yang kemudian menjadi istri Yusuf[1] dalam Kekristenan.", "question_text": "siapakah Ibunda Yesus ?", "answers": [{"text": "Maria", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "7059182508211472973-0", "language": "indonesian", "document_title": "Amar Shonar Bangla", "passage_text": "Amar Sonar Bangla (Indonesia: Benggala Keemasan) adalah lagu kebangsaan Bangladesh. Lagu ini berdasarkan sebuah syair yang dikarang oleh penyair terkenal Rabindranath Tagore pada tahun 1906. Tagore menulis syair ini ketika Benggala dibagi menjadi dua bagian pada tahun 1905 berdasarkan agama. Setelah Bangladesh merdeka dari Pakistan, 10 baris pertama syair ini dipakai sebagai lagu kebangsaan pada tahun 1972.", "question_text": "Apakah nama lagu kebangsaan Bangladesh?", "answers": [{"text": "Amar Sonar Bangla", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "7625579361269320990-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Rel Listrik", "passage_text": "Di Hindia Belanda, kereta rel listrik pertama kali dipergunakan untuk menghubungkan Batavia dengan Jatinegara atau Meester Cornelis pada tahun 1925. Pada waktu itu digunakan rangkaian kereta rel listrik sebanyak 2 kereta, yang bisa disambung menjadi 4 kereta, yang dibuat oleh Werkspoor dan Heemaf Hengelo.", "question_text": "siapakah pencipta Kereta rel listrik pertama?", "answers": [{"text": "Werkspoor dan Heemaf Hengelo", "start_byte": 277, "limit_byte": 305}]} {"id": "8259903158821336708-12", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Dinasti Zhou adalah dinasti terlama berkuasa dalam sejarah Tiongkok yang menurut Proyek Kronologi Xia Shang Zhou berkuasa antara 1046-256 SM. Dinasti ini mulai tumbuh dari lembah Sungai Kuning, di sebelah barat Shang. Penguasa Zhou, Wu Wang, berhasil mengalahkan Shang pada Pertempuran Muye. Pada masa Dinasti Zhou mulailah dikenal konsep \"Mandat Langit\" sebagai legitimasi pergantian kekuasaan,[23] dan konsep ini seterusnya berpengaruh pada hampir setiap pergantian dinasti di Tiongkok. Ibukota Zhou awalnya berada di wilayah barat, yaitu dekat kota Xi'an modern sekarang, namun kemudian terjadi serangkaian ekpansi ke arah lembah Sungai Yangtze. Dalam sejarah Tiongkok, ini menjadi awal dari migrasi-migrasi penduduk selanjutnya dari utara ke selatan.", "question_text": "Apa nama dinasti yang berkuasa terlama di Tiongkok ?", "answers": [{"text": "Zhou", "start_byte": 8, "limit_byte": 12}]} {"id": "-652238674694009272-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara", "passage_text": "\n\n\njmpl|201x201px|ASEAN\nPerhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara)[1][2] atau lebih populer dengan sebutan Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geo-politik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di Bangkok, 8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Bangkok oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya, memajukan perdamaian dan stabilitas di tingkat regionalnya, serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan di antara anggotanya dengan damai.", "question_text": "Siapa pendiri ASEAN?", "answers": [{"text": "Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand", "start_byte": 335, "limit_byte": 389}]} {"id": "5167066609904010858-31", "language": "indonesian", "document_title": "John Locke", "passage_text": "Bulan-bulan akhir tahun 1704 merupakan saat-saat terakhir kehidupannya.[6][9] Ia meninggal tanggal 28 Oktober 1704 dan dikuburkan di High Laver.[6][9]", "question_text": "Kapan John Locke meninggal?", "answers": [{"text": "28 Oktober 1704", "start_byte": 99, "limit_byte": 114}]} {"id": "-1354054349207021768-2", "language": "indonesian", "document_title": "Parahyangan", "passage_text": "Wilayah Priangan di Jawa Barat saat ini mencakup Kabupaten Sukabumi, Cianjur, Bandung, Bandung Barat, Majalengka, Sumedang, Garut, Tasikmalaya, Pangandaran, dan Ciamis, yang luasnya mencapai sekitar seperenam pulau Jawa (kurang lebih 21.524km persegi). Bagian utara Priangan berbatasan dengan Bogor, Karawang, Purwakarta, Subang dan Indramayu; sebelah selatan dengan Samudera Hindia; dengan Jawa Tengah di sebelah timur dibatasi oleh sungai Ci Sanggarung dan Ci Tanduy; di barat berbatasan dengan Kabupaten Lebak (Banten).", "question_text": "Berapa luas wilayah Parahyangan?", "answers": [{"text": "21.524km persegi", "start_byte": 234, "limit_byte": 250}]} {"id": "721084996767373358-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anatomi", "passage_text": "\n\nAnatomi (berasal dari bahasa Yunani ἀνατομία anatomia, dari ἀνατέμνειν anatemnein, yang berarti memotong) adalah cabang dari biologi yang berhubungan dengan struktur dan organisasi dari makhluk hidup. Terdapat juga anatomi hewan atau zootomi dan anatomi tumbuhan atau fitotomi. Beberapa cabang ilmu anatomi adalah anatomi perbandingan, histologi, dan anatomi manusia.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan anatomi ?", "answers": [{"text": "cabang dari biologi yang berhubungan dengan struktur dan organisasi dari makhluk hidup", "start_byte": 136, "limit_byte": 222}]} {"id": "-7163176391777997445-1", "language": "indonesian", "document_title": "Vladimir I", "passage_text": "Ayah Vladimir adalah pangeran sviatoslav dari Dinasti Rurik.[3] Setelah kematian ayahnya pada 972, Vladimir, yang saat itu Pangeran Novgorod, terpaksa melarikan diri ke Skandinavia tahun 976 setelah saudaranya yaropolk telah membunuh saudaranya yang lain oleg dan menaklukkan Kievan Rus'. Di Swedia, dengan bantuan dari kerabat Ladejarl Håkon Sigurdsson, penguasa Norwegia, ia mengumpulkan pasukannya dan merebut kembali Novgorod dari yaropolk.[4] Pada 980 Vladimir telah mengkonsolidasi Kievan Rus' dari daerah Ukraina saat ini ke Laut Baltik dan telah dipadatkan perbatasan terhadap serangan Bulgaria, Baltik, dan perantau Timur. Awalnya ia pengikut Paganisme Slavia, Vladimir berpindah ke Kristen Ortodoks pada 988[5][6][7] mengkristenkan Kievan Rus.[8]", "question_text": "Kapan Vladimir Sviatoslavich pindah agama menjadi Kristen ?", "answers": [{"text": "988", "start_byte": 715, "limit_byte": 718}]} {"id": "7856888743911234450-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Malang", "passage_text": "Kota Malang (pronounced[malaŋ]) adalah sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Timur, Indonesia,[1] kota terbesar kedua di Jawa Timur[2] setelah Surabaya, dan kota terbesar ke-12 di Indonesia. Kota ini didirikan pada masa Kerajaan Kanjuruhan dan terletak di dataran tinggi seluas 145,28km2[3] yang terletak di tengah-tengah Kabupaten Malang.[4] Bersama dengan Kota Batu dan Kabupaten Malang, Kota Malang merupakan bagian dari kesatuan wilayah yang dikenal dengan Malang Raya.", "question_text": "Berapa luas Kota Malang?", "answers": [{"text": "145,28km2", "start_byte": 284, "limit_byte": 293}]} {"id": "5986405196251914414-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "kapankah Amerika Serikat berdiri sebagai negara pertama kali?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "-5597970815567268321-0", "language": "indonesian", "document_title": "Austria", "passage_text": "Republik Austria (bahasa Jerman: Republik Österreich) atau Austria adalah sebuah negara yang terkurung daratan di tengah-tengah Eropa Tengah. Berbatasan dengan Jerman dan Ceko di utara, Slowakia dan Hongaria di timur, Slovenia dan Italia di selatan, dan Swiss dan Liechtenstein di barat. Ibukotanya adalah Vienna. Austria terkenal dengan musik klasiknya.", "question_text": "Dimanakah letak Austria ?", "answers": [{"text": "tengah-tengah Eropa Tengah", "start_byte": 115, "limit_byte": 141}]} {"id": "-6452733552158865301-29", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "\nItalia menjadi republik setelah suksesnya referendum konstitusi[48] yang diselenggarakan pada tanggal 2 Juni 1946, suatu hari yang kelak dirayakan sebagai Hari Republik. Hari itu juga menjadi kali pertama perempuan Italia diizinkan untuk menyalurkan suaranya.[49] Putera dari Viktor Imanuel III, yakni Umberto II, dipaksa untuk turun takhta dan dibuang. Konstitusi Republik disahkan pada tanggal 1 Januari 1948. Di bawah Perjanjian Perdamaian Paris 1947, sebagian besar Venezia Giulia terlepas ke genggaman Yugoslavia, dan setelah itu, Wilayah Bebas Trieste dibagi kepada kedua-dua negara.", "question_text": "Kapan Italia menjadi negara Republik ?", "answers": [{"text": "2 Juni 1946", "start_byte": 103, "limit_byte": 114}]} {"id": "-5800466089370596901-1", "language": "indonesian", "document_title": "Song Jieun", "passage_text": "Song Jieun lahir pada tanggal 5 Mei 1990, di Korea Selatan. Dia adalah anak tunggal. Memiliki minat dalam musik ketika ia masih muda, ia mengikuti audisi untuk JYP Entertainment pada usia dini. Sementara di JYP, dia menyanyikan OST drama Korea pada tahun 2007 dan 2008. Di bawah JYP, dia berangkat untuk debut sebagai girlband 3 anggota dengan SISTAR Hyorin dan EXID Yu Jin tapi rencana tidak berjalan dengan baik.[1] Jieun kemudian meninggalkan JYP Entertainment dan bergabung dengan TS Entertainment, di mana dia akhirnya memulai debutnya sebagai bagian dari girlband Secret.", "question_text": "Dimana Song Jieun lahir ?", "answers": [{"text": "Korea Selatan", "start_byte": 45, "limit_byte": 58}]} {"id": "-1088078990254537654-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Dingin", "passage_text": "Perang Dingin (English: Cold War, Russian: холо́дная война́, kholodnaya voyna, 1947–1991) adalah sebutan bagi suatu periode terjadinya ketegangan politik dan militer antara Dunia Barat, yang dipimpin oleh Amerika Serikat dan sekutu NATO-nya, dengan Dunia Komunis, yang dipimpin oleh Uni Soviet beserta sekutu negara-negara satelitnya. Peristiwa ini dimulai setelah keberhasilan Sekutu dalam mengalahkan Jerman Nazi di Perang Dunia II, yang kemudian menyisakan Amerika Serikat dan Uni Soviet sebagai dua negara adidaya di dunia dengan perbedaan ideologi, ekonomi, dan militer yang besar. Uni Soviet, bersama dengan negara-negara di Eropa Timur yang didudukinya, membentuk Blok Timur. Proses pemulihan pasca-perang di Eropa Barat difasilitasi oleh program Rencana Marshall Amerika Serikat, dan untuk menandinginya, Uni Soviet kemudian juga membentuk COMECON bersama sekutu Timurnya. Amerika Serikat membentuk aliansi militer NATO pada tahun 1949, sedangkan Uni Soviet juga membentuk Pakta Warsawa pada tahun 1955. Beberapa negara memilih untuk memihak salah satu dari dua negara adidaya ini, sedangkan yang lainnya memilih untuk tetap netral dengan mendirikan Gerakan Non-Blok", "question_text": "Berapa lama perang dingin berlangsung?", "answers": [{"text": "1947–1991", "start_byte": 94, "limit_byte": 105}]} {"id": "-4371394760947575277-28", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Bahasa pengantar masyarakat provinsi Riau pada umumnya menggunakan Bahasa Melayu dan Bahasa Indonesia. Bahasa Melayu umumnya digunakan di daerah-daerah pesisir seperti Rokan Hilir, Bengkalis, Dumai, Pelalawan, Siak, Indragiri Hulu, Indragiri Hilir dan di sekitar pulau-pulau. Bahasa Minang secara luas juga digunakan oleh penduduk di provinsi ini, terutama oleh para oleh penduduk asli di daerah Kampar, Kuantan Singingi, dan Rokan Hulu yang berbudaya serumpun Minang serta para pendatang asal Sumatera Barat. Selain itu Bahasa Hokkien juga masih banyak digunakan di kalangan masyarakat Tionghoa, terutama yang bermukim di Pekanbaru, Selatpanjang, Bengkalis, dan Bagansiapiapi. Dalam skala yang cukup besar juga didapati penutur Bahasa Jawa yang digunakan oleh keturunan para pendatang asal Jawa yang telah bermukim di Riau sejak masa penjajahan dahulu, serta oleh para transmigran dari Pulau Jawa pada masa setelah kemerdekaan. Di samping itu juga banyak penutur Bahasa Batak di kalangan pendatang dari Provinsi Sumatera Utara.", "question_text": "Apa mayoritas bahasa yang digunakan masyarakat Riau ?", "answers": [{"text": "Bahasa Melayu dan Bahasa Indonesia", "start_byte": 67, "limit_byte": 101}]} {"id": "3516790119889337729-0", "language": "indonesian", "document_title": "Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat", "passage_text": "Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat (juga disebut Keruntuhan Kekaisaran Romawi atau Keruntuhan Roma) adalah masa ketika Kekaisaran Romawi Barat terpecah menjadi beberapa negara. Pada tahun 117, Kekaisaran Romawi masih berada pada puncak kejayaannya. Namun, semenjak tahun 376, Romawi Barat mulai melemah akibat meletusnya Perang Goth (376–382) dan serangan suku-suku barbar lainnya. Pada tahun 395, setelah berhasil memenangkan dua perang saudara yang memporakporandakan kekaisaran, Kaisar Theodosius I meninggal dunia. Penerusnya membagi kekaisaran menjadi dua, dan keduanya merupakan pemimpin yang tidak cakap. Pada tahun 476, ketika Odoacer berhasil menjatuhkan Kaisar Romawi Barat terakhir Romulus Augustulus, sang kaisar tidak lagi memiliki kekuatan politik, militer ataupun finansial, dan juga tidak dapat mengendalikan wilayah-wilayah Romawi Barat karena sudah direbut oleh suku-suku Barbar. Walaupun pengaruh budaya Kekaisaran Romawi Barat masih dapat dirasakan hingga saat ini, kekaisaran ini tidak pernah dapat bangkit lagi.", "question_text": "Kapankah kekaisaran Romawai runtuh ?", "answers": [{"text": "tahun 476", "start_byte": 619, "limit_byte": 628}]} {"id": "-3067959386674570736-4", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qin", "passage_text": "Tahun 770 SM, Xiang dari Qin berjasa di dalam mengawal Raja Ping dari Dinasti Zhou dan mendapat gelar bangsawan. Kerajaan Qin terbentuk dan kemudian menguasai wilayah Dinasti Zhou di sekitar Shaanxi. Masa ini disebut sebagai Zaman Negara-negara Berperang karena puluhan negara besar-kecil saling bermusuhan dan kerap berperang untuk merebut wilayah dan pengaruh kekuasaan. Tahun 221 SM, Raja Yingzheng (yang kemudian dikenal sebagai Qín Shǐ Huáng atau Qin Shihuang) dari Qin melakukan agresi militer terhadap kerajaan lainnya di Dinasti Zhou dan mempersatukan Tiongkok di bawah satu pemerintahan terpusat.", "question_text": "Siapa pemimpin pertama Dinasti Qin?", "answers": [{"text": "Xiang dari Qin", "start_byte": 14, "limit_byte": 28}]} {"id": "-4450474566303974568-59", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Zhu Wen, yang pada awalnya merupakan seorang penyelundup garam di bawah pimpinan pemberontak Huang, menyerah kepada tentara Tang. Dengan membantu mengalahkan Huang, ia berhasil naik pangkat dengan cepat dalam militer Tang.[177] Pada tahun 907, Dinasti Tang runtuh ketika Zhu Wen, yang saat itu telah menjadi gubernur militer, menjatuhkan kaisar Tang terakhir, Kaisar Ai dari Tang, dan mengambilalih tahta untuk dirinya sendiri (setelah meninggal ia dikenal sebagai Kaisar Taizu dari Liang Akhir). Ia mendirikan Dinasti Liang Akhir, yang menandai dimulainya Periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Setahun kemudian, Kaisar Ai yang telah dijatuhkan diracuni oleh Zhu Wen.", "question_text": "apakah penyebab utama runtuh nya Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "Zhu Wen, yang saat itu telah menjadi gubernur militer, menjatuhkan kaisar Tang terakhir, Kaisar Ai dari Tang, dan mengambilalih tahta untuk dirinya sendiri", "start_byte": 271, "limit_byte": 426}]} {"id": "-945898723218630534-16", "language": "indonesian", "document_title": "Kolombia", "passage_text": "Secara geografi Kolombia dibentuk oleh dua lempeng, satu lempeng Lautan Pasifik dan Laut Karibia dengan area seluas 828,660km² dan yang kedua yang terbentuk oleh pegunungan Andes dan lempeng Llanos yang berbagi bersama Venezuela dengan area seluas 1'143,748km². Permukaan Kolombian membentuk pola yang rumit. Bagian ketiga barat negeri ini adalah yang paling rumit, dimulai dari pantai di Lautan Pasifik di barat, dan kearah timur pada ketinggian 5 derajat di utara, berbagai keragaman mulai terlihat; Di sisi barat yang lain adalah area yang sangat curam, dan pantai terputus Pasifik di area bawahnya, yang dilatar belakangai oleh Serranía de Baudó, satu dari gunung terendah, dan tercuram di pegunungan Kolombia. Selanjutnya adalah area padang Río Atrato-padang Río San Juan.", "question_text": "berapakah luas Kolombia?", "answers": [{"text": "828,660km²", "start_byte": 116, "limit_byte": 127}]} {"id": "-6727848765086199754-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bilangan cacah", "passage_text": "Bilangan cacah adalah himpunan bilangan bulat yang tidak negatif, yaitu {0, 1, 2, 3 ...}. Dengan kata lain himpunan bilangan asli ditambah 0. Bilangan cacah selalu tidak bertanda negatif.", "question_text": "apakah bilangan cacah?", "answers": [{"text": "himpunan bilangan bulat yang tidak negatif, yaitu {0, 1, 2, 3 ...}", "start_byte": 22, "limit_byte": 88}]} {"id": "-6142670632850580163-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar bahasa di Indonesia", "passage_text": "Meskipun dipahami dan dituturkan oleh lebih dari 90% warga Indonesia, Bahasa Indonesia bukanlah bahasa ibu bagi kebanyakan penuturnya. Sebagian besar warga Indonesia menggunakan salah satu dari748 bahasa yang ada di Indonesia di bawah ini sebagai bahasa ibu.[1] Penutur Bahasa Indonesia kerap kali menggunakan versi sehari-hari (kolokial) dan/atau mencampuradukkan dengan dialek Melayu lainnya atau bahasa Indonesia", "question_text": "berapakah jumlah bahasa daerah d Indonesia?", "answers": [{"text": "748", "start_byte": 193, "limit_byte": 196}]} {"id": "-7763899509706420357-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kejuaraan Catur Dunia", "passage_text": "Sementara itu FIDE, setelah satu kali lagi putaran pertandingan tradisional yang memunculkan Karpov sebagai juara yang mengalahkan Gata Kamsky pada 1996, umumnya telah meninggalkan sistem yang lama. Sebaliknya, FIDE memberlakukan sistem gugur di mana sejumlah besar pemain bertanding dalam pertandingan singkat satu sama lain dalam beberapa minggu saja. Permainan yang sangat cepat digunakan untuk memecahkan kebuntuan pada setiap babak; format ini dirasakan oleh sebagian orang gagal mengakui permainan yang berkualitas tertinggi. Kasparov menolak ikut serta dalam pertandingan-pertandingan ini. Demikian pula Kramnik setelah merebut gelar Kasparov pada 2000. Pada bagian pertama dari pertandingan-pertandingan ini, Karpov sang juara diunggulkan langsung ke final (seperti dalam kejuaraan-kejuaraan sebelumnya), namun berikutnya sang juara harus menempuh babak kualifikasi seperti para pemain lainnya. Karpov mempertahankan gelarnya dalam kejuaraan yang pertama pada 1998, namun ia melepaskan gelarnya itu karena marah atas aturan-aturan yang baru tersebut pada 1999. Alexander Khalifman merebut gelar ini pada 1999, Anand pada 2000, Ruslan Ponomariov pada 2002 dan Rustam Kasimdzhanov memenangi kejuaraan ini pada 2004.", "question_text": "Kapan pertandingan catur dunia pertama diadakan ?", "answers": [{"text": "1998", "start_byte": 968, "limit_byte": 972}]} {"id": "-2274859419036773165-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi Timur", "passage_text": "Negeri ini berdiri selama lebih dari ribuan tahun. Selama keberadaannya, Romawi Timur merupakan kekuatan ekonomi, budaya, dan militer yang kuat di Eropa, meskipun terus mengalami kemunduran, terutama pada masa Peperangan Romawi-Persia dan Romawi Timur-Arab. Kekaisaran ini direstorasi pada masa Dinasti Makedonia, bangkit sebagai kekuatan besar di Mediterania Timur pada akhir abad ke-10, dan mampu menyaingi Kekhalifahan Fatimiyah. Setelah tahun 1071, sebagian besar Asia Kecil direbut oleh Turki Seljuk. Restorasi Komnenos berhasil memperkuat dominasi pada abad ke-12, tetapi setelah kematian Andronikos I Komnenos dan berakhirnya Dinasti Komnenos pada akhir abad ke-12, kekaisaran kembali mengalami kemunduran. Romawi Timur semakin terguncang pada masa Perang Salib Keempat tahun 1204, ketika kekaisaran ini dibubarkan secara paksa dan dipisah menjadi kerajaan-kerajaan Yunani dan Latin yang saling berseteru. Kekaisaran berhasil didirikan kembali pada tahun 1261 di bawah pimpinan kaisar-kaisar Palaiologos, tetapi perang saudara pada abad ke-14 terus melemahkan kekuatan kekaisaran. Sisa wilayahnya dicaplok oleh Kesultanan Utsmaniyah dalam Peperangan Romawi Timur-Utsmaniyah. Akhirnya, Konstantinopel berhasil direbut oleh Utsmaniyah pada tanggal 29 Mei 1453, menandai berakhirnya Kekaisaran Romawi Timur.", "question_text": "Apa penyebab utama runtuhnya kekaisaran Bizantium ?", "answers": [{"text": "29 Mei 1453", "start_byte": 1253, "limit_byte": 1264}]} {"id": "-4820835795565103540-4", "language": "indonesian", "document_title": "Avenue of Stars, Hong Kong", "passage_text": "\nArea ini terletak pada bagian timur dari atraksi yang menarik turis sangat banyak di sepanjangan tepian laut area Tsim Sha Tsui. Sebagai daya tarik lainnya juga ditambahkan beberapa arena yang menarik untuk turis termasuk Museum of Art, Space Museum, Cultural Centre dan Clock Tower.", "question_text": "Apa tempat wisata terkenal di Hong kong ?", "answers": [{"text": "Tsim Sha Tsui. Sebagai daya tarik lainnya juga ditambahkan beberapa arena yang menarik untuk turis termasuk Museum of Art, Space Museum, Cultural Centre dan Clock Tower", "start_byte": 115, "limit_byte": 283}]} {"id": "-5292520006759286508-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Willard", "passage_text": "Adam David Willard (), juga dikenal secara profesional dengan nama panggung Atom, adalah seorang drummer asal Amerika Serikat yang pernah tergabung dalam beberapa grup musik terkenal. Karier Willard sebagai drummer dimulai pada tahun 1990 ketika dia pertama kali bergabung dengan Rocket from the Crypt, dimana dia tergabung hingga pada tahun 2000 dia keluar. Sesudah itu dia tergabung bersama The Special Goodness selama 3 tahun. Willard kemudian bergabung bersama The Offspring, sebelum akhirnya pada tahun 2005 dia menjadi salah satu pendiri Angels & Airwaves. Pada tahun 2007 Willard mengumumkan bahwa dia resmi keluar dari The Offspring untuk fokus pada Angels & Airwaves. Pada April 2009 dia ikut bergabung dengan Social Distortion, walaupun keluar pada bulan Maret tahun berikutnya. Pada Juni 2011 dia mulai ikut bersama Danko Jones dan pada bulan Oktober tahun yang sama dia keluar dari Angels & Airwaves secara kekeluargaan.", "question_text": "Apakah nama band Adam David Willard pertama ?", "answers": [{"text": "Rocket from the Crypt", "start_byte": 280, "limit_byte": 301}]} {"id": "1597511039649639295-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Dragon Ball", "passage_text": "Son Goku adalah tokoh fiksi dalam anime Dragon Ball. Ia adalah karakter utama di anime ini", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam Dragon Ball ?", "answers": [{"text": "Son Goku", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "1885214772785306089-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerja rodi", "passage_text": "Kerja rodi (Bahasa Banjar: Erakan) adalah suatu jenis kerja paksa yang diterapkan oleh Pemerintah Kolonial Belanda yang berupa pengerahan tenaga rakyat membangun infrastruktur sipil atau militer demi kepentingan pengekalan pemerintahan kolonial itu sendiri. Berbeda dengan kerja paksa yang menggunakan tenaga tawanan atau tahanan, kerja rodi cenderung mengunakan \"Rakyat Bebas\" dan kadang masih mendapatkan upah, walau sedikit.\nContoh pemerintahan kolonial yang menerapkan kerja rodi ialah pemerintahan VOC dan Hindia Belanda di Indonesia.\nKerja rodi ini oleh pemerintahan Kolonial Belanda diperhalus istilahnya menjadi \"Kerja Wajib Negara\" atau \"Heerendiensten\".", "question_text": "Apa itu kerja rodi?", "answers": [{"text": "kerja paksa yang diterapkan oleh Pemerintah Kolonial Belanda yang berupa pengerahan tenaga rakyat membangun infrastruktur sipil atau militer demi kepentingan pengekalan pemerintahan kolonial itu sendiri", "start_byte": 54, "limit_byte": 256}]} {"id": "1370225941763033663-0", "language": "indonesian", "document_title": "Multimedia", "passage_text": "Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan menggabungkan teks, suara, gambar, animasi, audio dan video dengan alat bantu (tool) dan koneksi (link) sehingga pengguna dapat melakukan navigasi, berinteraksi, berkarya dan berkomunikasi. Multimedia sering digunakan dalam dunia informatika. Selain dari dunia informatika, multimedia juga diadopsi oleh dunia game, dan juga untuk membuat website.", "question_text": "Apakah pengertian multimedia ?", "answers": [{"text": "penggunaan komputer untuk menyajikan dan menggabungkan teks, suara, gambar, animasi, audio dan video dengan alat bantu (tool) dan koneksi (link) sehingga pengguna dapat melakukan navigasi, berinteraksi, berkarya dan berkomunikasi", "start_byte": 18, "limit_byte": 247}]} {"id": "7700837194207883324-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Hawaii", "passage_text": "Kerajaan Hawai'i berdiri antara tahun 1795 hingga tahun 1810 dengan penguasaan atas suku-suku kecil yang merderka seperti Oʻahu, Maui, Molokaʻi, Lānaʻi dan Kauaʻi oleh Suku Hawai'i (atau \"Pulau Besar\") ke dalam sebuah pemerintahan.", "question_text": "Kapankah Kerajaan Hawaii berdiri ?", "answers": [{"text": "1795", "start_byte": 38, "limit_byte": 42}]} {"id": "-4702878363409226063-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mitologi", "passage_text": "Istilah \"mitologi\" dapat berarti kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos (misalnya mitologi Inka).[1] Dalam folkloristika, suatu mitos adalah kisah suci yang biasanya menjelaskan bagaimana dunia maupun manusia dapat terbentuk seperti sekarang ini,[2] meskipun, dalam pengertian yang sangat luas, istilah tersebut dapat mengacu kepada cerita tradisional.[3]", "question_text": "Apakah pengertian dari mitologi ?", "answers": [{"text": "kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "-933853038063534246-1", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi.[1]\nBudaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1]\nBahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbeda budaya, dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Budaya ?", "answers": [{"text": "cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi", "start_byte": 20, "limit_byte": 137}]} {"id": "1661552410406701333-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar partai politik di Indonesia", "passage_text": "\nPemilu 1955 diikuti oleh 172 kontestan partai politik. Empat partai terbesar diantaranya adalah", "question_text": "Ada berapakah partai politik yang ikut dalam pemilu pertama Indonesia ?", "answers": [{"text": "172", "start_byte": 26, "limit_byte": 29}]} {"id": "-8535916440378837846-0", "language": "indonesian", "document_title": "István V dari Hongaria", "passage_text": "István V (Croatian: Stjepan V., Slovak: Štefan V; sebelum 18 Oktober 1239 – 6 Agustus 1272, Pulau Csepel) merupakan seorang Raja Hongaria dan Kroasia di antara tahun 1270 dan 1272, dan Adipati Stiria dari tahun 1258 sampai 1260. István adalah putra tertua Raja Béla IV dan Maria Laskarina. Raja Béla menobatkan putranya sebagai raja pada usia enam tahun dan ia ditunjuk sebagai Adipati Slavonia. Semasa bocah, István menikahi Erzsébet, putri kepala suku Cuman yang ayahandanya tempatkan di Dataran Hongaria.", "question_text": "Kapan István V lahir ?", "answers": [{"text": "18 Oktober 1239", "start_byte": 60, "limit_byte": 75}]} {"id": "-3299280223006171003-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Kapan tabel periodik diciptakan?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "-6615965408256331586-2", "language": "indonesian", "document_title": "Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang", "passage_text": "Keluarga Mahasiswa Buddhis Palembang (KMBP)[3] dibentuk berdasarkan pemikiran bahwa pada kondisi saat itu mahasiswa Buddhis di kota Palembang sangat terkotak-kotak melalui majelis, aliran, atau perguruan tinggi masing-masing sehingga terbentuklah keinginan untuk membentuk suatu wadah yang dapat mempersatukan mahasiswa-mahasiwa Buddhis di kota palembang agar dapat terjalin komunikasi yang baik. Gagasan bahwa perlunya dibentuk suatu wadah tunggal pemersatu mahasiswa buddhis adalah pada tahun 1981, muncul dari sekelompok mahasiswa buddhis seperti Ir. Sutanto Muliawan, Hambardi, Huta, Himawan, dan beberapa mahasiswa lainnya. Pada mulanya gagasan tersebut tidaklah terlalu dianggap penting, namun seiring berjalannya waktu semakin banyak pihak yang setuju serta mendukung pembentukan wadah ini.", "question_text": "Siapa pendiri KMBPalembang?", "answers": [{"text": "Ir. Sutanto Muliawan, Hambardi, Huta, Himawan", "start_byte": 550, "limit_byte": 595}]} {"id": "-365745961369187296-0", "language": "indonesian", "document_title": "Observatorium Bosscha", "passage_text": "Observatorium Bosscha merupakan salah satu tempat peneropongan bintang tertua di Indonesia. Observatorium Bosscha (dahulu bernama Bosscha Sterrenwacht) dibangun oleh Nederlandsch-Indische Sterrenkundige Vereeniging (NISV) atau Perhimpunan Bintang Hindia Belanda. Observatorium Bosscha berlokasi di Lembang, Jawa Barat, sekitar 15km di bagian utara Kota Bandung dengan koordinat geografis 107° 36' Bujur Timur dan 6° 49' Lintang Selatan. Tempat ini berdiri di atas tanah seluas 6 hektare, dan berada pada ketinggian 1310 meter di atas permukaan laut atau pada ketinggian 630 m dari dataran tinggi Bandung. Kode observatorium Persatuan Astronomi Internasional untuk observatorium Bosscha adalah 299. Tahun 2004, Observatorium Bosscha dinyatakan sebagai Benda Cagar Budaya oleh Pemerintah. Karena itu keberadaan Observatorium Bosscha dilindungi oleh UU Nomor 2/1992 tentang Benda Cagar Budaya. Selanjutnya, tahun 2008, Pemerintah menetapkan Observatorium Bosscha sebagai salah satu Objek Vital nasional yang harus diamankan.[1]", "question_text": "Berapa luas kawasan Observatorium Bosscha?", "answers": [{"text": "6 hektare", "start_byte": 479, "limit_byte": 488}]} {"id": "-4391882462919140313-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Bandung", "passage_text": "\n\nKota Bandung merupakan kota metropolitan terbesar di Provinsi Jawa Barat, sekaligus menjadi ibu kota provinsi tersebut. Kota ini terletak 140km sebelah tenggara Jakarta, dan merupakan kota terbesar di wilayah Pulau Jawa bagian selatan. Sedangkan wilayah Bandung Raya (Wilayah Metropolitan Bandung) merupakan metropolitan terbesar ketiga di Indonesia setelah Jabodetabek dan Gerbangkertosusila.", "question_text": "dimanakah letak kota Bandung ?", "answers": [{"text": "Jawa Barat", "start_byte": 64, "limit_byte": 74}]} {"id": "-610874312381812432-6", "language": "indonesian", "document_title": "Unit Pemroses Sentral", "passage_text": "CPU berfungsi seperti kalkulator, hanya saja CPU jauh lebih kuat daya pemrosesannya. Fungsi utama dari CPU adalah melakukan operasi aritmetika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras, seperti papan tombol, pemindai, tuas kontrol, maupun tetikus. CPU dikontrol menggunakan sekumpulan instruksi perangkat lunak komputer. Perangkat lunak tersebut dapat dijalankan oleh CPU dengan membacanya dari media penyimpan, seperti cakram keras, disket, cakram padat, maupun pita perekam. Instruksi-instruksi tersebut kemudian disimpan terlebih dahulu pada memori fisik (MAA), yang mana setiap instruksi akan diberi alamat unik yang disebut alamat memori. Selanjutnya, CPU dapat mengakses data-data pada MAA dengan menentukan alamat data yang dikehendaki.", "question_text": "Apa fungsi utama CPU?", "answers": [{"text": "melakukan operasi aritmetika dan logika terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras, seperti papan tombol, pemindai, tuas kontrol, maupun tetikus", "start_byte": 114, "limit_byte": 323}]} {"id": "-580472990968225375-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rising Star Indonesia", "passage_text": "Rising Star Indonesia adalah acara realitas kompetisi menyanyi dan ajang pencarian bakat Indonesia yang mulai mengudara di stasiun TV RCTI pada tanggal 28 Agustus 2014. Acara ini diadaptasi dari kompetisi menyanyi Israel berjudul Hakhohav Haba, yang ditayangkan oleh Keshet Media. Format program ini adalah dengan cara mengajak pemirsa untuk memilih kontestan melalui aplikasi telepon pintar. Rising Star Indonesia memenangkan Panasonic Gobel Awards untuk kategori Pencarian Bakat dan Reality Show Terbaik pada tahun 2015.[1] Acara pencarian bakat ini digelar setiap 2 tahun sekali.", "question_text": "kapankah Rising Star Indonesia dimulai pertama kali?", "answers": [{"text": "28 Agustus 2014", "start_byte": 152, "limit_byte": 167}]} {"id": "6403112526466201249-17", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Mesir terletak antara garis lintang 22 ° dan 32 ° N, dan garis bujur 25 ° dan 35 ° E. Dengan luas 1.001.450 kilometer persegi (386.660 sq mi), Mesir adalah negara ke-30 terbesar di dunia. Karena iklimnya yang ekstrem dan gersang, sebagian besar populasi terkonsentrasi di sepanjang Lembah Nil yang sempit dan Delta sungai Nil. Sekitar 99 % penduduk Mesir menempati kawasan lembah sungai Nil dan kawasan delta sungai di dekat Laut Mediterania.\nMesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, Laut Mediterania di utara, dan Jalur Gaza, Israel, dan Laut Merah di timur. Mesir mempunyai lokasi geopolitik yang penting di perbatasan Asia-Afrika, ia memiliki sebuah jembatan tanah (Tanah Genting Suez) antara Afrika dan Asia, wilayah ini dilalui sebuah terusan yang menghubungkan Laut Mediterania dengan Samudera Hindia (melalui Laut Merah).", "question_text": "Dimanakah letak Mesir?", "answers": [{"text": "antara garis lintang 22 ° dan 32 ° N, dan garis bujur 25 ° dan 35 ° E", "start_byte": 15, "limit_byte": 88}]} {"id": "8163894351595573816-10", "language": "indonesian", "document_title": "Komite Internasional Palang Merah", "passage_text": "Pada tahun 1863, sebuah perkumpulan amal bernama Perhimpunan Jenewa untuk Kesejahteraan Masyarakat membentuk sebuah komisi lima orang untuk mewujudkan gagasan Dunant itu. Beranggotakan Gustave Moynier, Guillaume-Henri Dufour, Louis Appia, Theodore Maunoir, dan Dunant sendiri, komisi ini kemudian mendirikan Komite Internasional Pertolongan Korban Luka, yang kemudian menjadi Komite Internasional Palang Merah atau ICRC. Mereka lalu terus mengembangkan gagasan Henry Dunant. Atas undangan mereka, 16 negara dan empat lembaga filantropis menghadiri Konferensi Internasional di Jenewa pada tanggal 26 Oktober 1863. Dalam konferensi ini sebuah lambang pembeda, yaitu palang merah di atas dasar putih, diadopsi. Lahirlah Palang Merah.", "question_text": "siapakah pendiri Komite Internasional Palang Merah?", "answers": [{"text": "Gustave Moynier, Guillaume-Henri Dufour, Louis Appia, Theodore Maunoir, dan Dunant", "start_byte": 185, "limit_byte": 267}]} {"id": "-887231875836957829-2", "language": "indonesian", "document_title": "Jam weker", "passage_text": "Jam weker mekanis yang pertama diciptakan pengrajin jam dari New Hampshire bernama Levi Hutchins pada tahun 1787. Jam buatannya lebih mirip jam lemari daripada jam weker sekarang. Tingginya sekitar 73 cm dan lebarnya 36 cm. Jam tersebut hanya bisa berbunyi setiap pukul 04.00 pagi, saat penciptanya harus bangun untuk bekerja. Pada waktu itu, Hutchins tidak tertarik untuk menjual penemuannya tersebut.[1] Setelah semakin banyak orang bekerja di pabrik, bangun pagi pada waktu yang sama menjadi kebutuhan banyak orang. Pada tahun 1876, Seth E. Thomas dari Thomaston, Connecticut menciptakan jam weker mekanis yang pertama. Hak paten nomor 183,725 diterimanya tanggal 24 Oktober 1876 untuk jam yang bisa disetel agar berbunyi pada pukul yang diingini. Namun jam weker ciptaan Seth Thomas belum memiliki tombol untuk menghentikan dering lonceng.[2]", "question_text": "Kapankah alarm pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1787", "start_byte": 108, "limit_byte": 112}]} {"id": "-6807501879045070369-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee India", "passage_text": "Rupee India (Devanagari: रुपया) (simbol: ₹; kode ISO 4217: INR) adalah mata uang resmi negara India yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 paisa. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 1862.", "question_text": "apakah nama mata uang India?", "answers": [{"text": "Rupee India", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-5583259756845026174-0", "language": "indonesian", "document_title": "Semut", "passage_text": "Semut adalah semua serangga anggota suku Formicidae, bangsa Hymenoptera. Semut memiliki lebih dari 12.000 jenis (spesies), sebagian besar hidup di kawasan tropika. Sebagian besar semut dikenal sebagai serangga sosial, dengan koloni dan sarang-sarangnya yang teratur beranggotakan ribuan semut per koloni. Anggota koloni terbagi menjadi semut pekerja, semut pejantan, dan ratu semut. Dimungkinkan pula terdapat kelompok semut penjaga. Satu koloni dapat menguasai daerah yang luas untuk mendukung kehidupan mereka. Koloni semut kadangkala disebut \"superorganisme\" karena koloni-koloni mereka yang membentuk sebuah kesatuan.", "question_text": "ada berapakah jenis semut ?", "answers": [{"text": "12.000", "start_byte": 99, "limit_byte": 105}]} {"id": "8433830894438040040-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Panjang", "passage_text": "\nSungai Panjang (Chinese:長江; pinyin:Changjiang, English: Long River) adalah sungai terpanjang di Tiongkok dan di Asia. Di dunia, Sungai Panjang adalah sungai ketiga terpanjang. Sungai ini menjadi batas selatan kebudayaan kuno Tiongkok yang berada di antara Sungai Kuning di utara dan Sungai Panjang di selatan.", "question_text": "apa nama sungai terpanjang di Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Changjiang", "start_byte": 40, "limit_byte": 50}]} {"id": "-2266350168325273010-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sahwa", "passage_text": "Sahwa (사화;士禍) adalah peristiwa dalam sejarah Korea yang merujuk kepada kejatuhan seonbi dan rangkaian pembersihan bersifat politik pada akhir abad ke-15 dan 16 dimana para sarjana sarim dieksekusi oleh rival politik mereka. Istilah Pembersihan Literati adalah terjemahan dari Sahwa oleh profesor Edward W.Wagner dari Universitas Harvard jurusan Sejarah Korea.", "question_text": "Kapan kejatuhan seonbi terjadi?", "answers": [{"text": "abad ke-15 dan 16", "start_byte": 150, "limit_byte": 167}]} {"id": "6036565693703948831-7", "language": "indonesian", "document_title": "Yakjuj dan Makjuj", "passage_text": "Ya’juj dan Ma’juj adalah dua bangsa yang sangat besar jumlahnya, perbandingannya adalah 1: 999, antara manusia umumnya dengan Ya'juj dan Ma'juj. Mereka disebutkan sebagai mayoritas penghuni neraka,[4] dan kedua suku ini disebutkan telah ada dekat pada masa Nabi Musa berdakwah.", "question_text": "Berapa besar suku Ya’juj dan Ma’juj?", "answers": [{"text": "perbandingannya adalah 1: 999, antara manusia", "start_byte": 69, "limit_byte": 114}]} {"id": "-951044140912311922-12", "language": "indonesian", "document_title": "Musibah KMP Tampomas II", "passage_text": "Seluruh penumpang yang terdaftar berjumlah 1054 orang, ditambah dengan 82 awak kapal. Namun diperkirakan keseluruhan penumpang berjumlah 1442 orang, termasuk sejumlah penumpang gelap. Sebuah sumber menyebutkan angka taksiran jumlah penumpang gelap sekitar 300 orang.\nTim penyelamat memperkirakan 431 orang tewas (143 mayat ditemukan dan 288 orang hilang bersama kapal), sementara 753 orang berhasil diselamatkan. Sumber lain menyebutkan angka korban yang jauh lebih besar, hingga 666 orang tewas.\nDari catatan kapal tangker Istana VI berhasil menyelamatkan 144 penumpang Tampomas dan 4 jenazah, sementara KM Sengata menyelamatkan 169 orang dan 2 jenazah, kapal lain KM Sonne tercatat menemukan 29 Mayat termasuk mayat Nakhoda KMP Tampomas II Kapten Abdul Rivai.\nOdang Kusdinar Markonis KM Tampomas II selamat, ia ditemukan bersama 62 penumpang dalam sekoci di dekat Pulau Duang-Duang Besar, 240km sebelah timur tempat Tampomas tenggelam pada hari Jumat 30 Januari 1981 pukul 05.00", "question_text": "Berapa jumlah korban dalam kebakaran KMP Tampomas II?", "answers": [{"text": "431", "start_byte": 296, "limit_byte": 299}]} {"id": "-3666613398623621808-5", "language": "indonesian", "document_title": "Fusarium", "passage_text": "\nBeberapa spesies Fusarium merupakan patogen pada tanaman yang dapat menyebabkan penyakit hawar yang menyerang gandum di berbagai belahan Eropa, Amerika, dan Asia hingga menjadi epidemik dan mengakibatkan kerugian akibat kegagalan panen.[5] Penyakit yang disebabkan oleh Fusarium ini umumnya disebut sebagai Fusarium head blight (FHB) atau scab dan dipengaruhi oleh kelembaban udara yang berlebihan pada musim tertentu.[5] FBH dapat diatasi dengan penggunaan benih tanaman gandum transgenik yang resisten terhadap FBH.[5] Umumnya ada dua tipe tanaman resisten FBH, yaitu tanaman yang resisten terhadap penetrasi Fusarium dan tanaman yang resisten terhadap penyebaran Fusarium di dalam jaringan tubuhnya.[5] Beberapa spesies Fusarium, terutama F. sambucinum dapat menyebabkan busuk pada umbi kentang.[6] Gejala dari pembusukan ini adalah permukaan kentang menjadi keriput atau cekung ke dalam dan jaringan internalnya berwarna coklat serta membusuk.[6] Penyakit ini dapat dikontrol dengan melakukan pembersihan dan desinfeksi alat-alat pemanenan dan menyimpan hasil panen pada tempat dengan humiditas yang tidak terlalu tinggi.[6] Fusarium juga dapat menyebabkan pembusukan pada biji jangung yang biasanya dikarenakan F. graminearum.[7] Penyakit lain yang dapat diakibatkan oleh Fusarium adalah kelayuan atau disebut Fusarium wilt disease, contohnya Fusarium oxysporum f. sp. Cucumerinum J. H. Owen yang menyerang tanaman mentimun.[8] Penyakit ini ditandai dengan nekrosis pada jaringan tanaman dan diikuti dengan kelayuan daun akibat invasi patogen pada jaringan vaskular tanaman hingga terjadi kematian dalam beberapa hari atau minggu.[8] Penyebaran penyakit ini dapat dikurangi dengan penggunaan pupuk bioorganik dan senyawa kimia antifungi.[8]", "question_text": "Apakah nama penyakit yang menyerang Gandum?", "answers": [{"text": "hawar", "start_byte": 90, "limit_byte": 95}]} {"id": "8611717408745023683-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyebab Perang Dunia II", "passage_text": "Penyebab Perang Dunia II yang utama dalam jangka panjang adalah tumbuhnya fasisme Italia pada tahun 1920-an, militerisme Jepang serta serangannya terhadap Tiongkok pada tahun 1937, dan secara khusus, perebutan kekuasaan politik di Jerman pada tahun 1933 oleh Adolf Hitler dengan partainya, NSDAP, serta kebijakan politik luar negerinya yang agresif.[1][2] Penyebab langsung adalah Britania dan Perancis menyatakan perang terhadap Jerman setelah Jerman menyerang Polandia pada bulan September 1939.[3]", "question_text": "Apakah penyebab terjadinya perang dunia II ?", "answers": [{"text": "tumbuhnya fasisme Italia pada tahun 1920-an, militerisme Jepang serta serangannya terhadap Tiongkok pada tahun 1937, dan secara khusus, perebutan kekuasaan politik di Jerman pada tahun 1933 oleh Adolf Hitler dengan partainya, NSDAP, serta kebijakan politik luar negerinya yang agresif", "start_byte": 64, "limit_byte": 348}]} {"id": "-4139017629910701642-1", "language": "indonesian", "document_title": "William dari Mortain", "passage_text": "William adalah putra Robert, Comte Mortain, adik tiri William sang Penakluk[1] dan Maud de Montgomery, putri Roger de Montgomerie, Earl pertama Shrewsbury dan Mabel de Bellême.[2] William lahir sebelum tahun 1084.[3]", "question_text": "Kapan Comte Mortain lahir ?", "answers": [{"text": "1084", "start_byte": 209, "limit_byte": 213}]} {"id": "-346853202814193874-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ketika Cinta Bertasbih (film)", "passage_text": "Ketika Cinta Bertasbih merupakan film Indonesia yang dirilis pada tanggal 19 Juni 2009 yang disutradarai oleh Chaerul Umam. Film ini dibintangi antara lain oleh Kholidi Asadil Alam, Oki Setiana Dewi, Alice Norin, Andi Arsyil Rahman, Meyda Sefira, Deddy Mizwar, Niniek L. Karim, Didi Petet, Habiburrahman El Shirazy, Aspar Paturusi, Din Syamsudin, Slamet Rahardjo, dan El Manik.", "question_text": "Kapan filem Ketika Cinta Bertasbih pertama kali tayang?", "answers": [{"text": "19 Juni 2009", "start_byte": 74, "limit_byte": 86}]} {"id": "-295625210490336686-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ridley Scott", "passage_text": "Sir Ridley Scott () adalah seorang sutradara dan produser film Britania Raya yang mendapatkan nominasi Academy Award, Golden Globe Award, Emmy Award dan BAFTA. Ia dikenal sebagai sutradara dalam film Alien, Blade Runner, Thelma & Louise, Gladiator, Black Hawk Down, Matchstick Men, Kingdom of Heaven, American Gangster dan The Martian. Ia berkarier di dunia film sejak tahun 1965.", "question_text": "Siapakah Ridley Scott?", "answers": [{"text": "sutradara dan produser film Britania Raya yang mendapatkan nominasi Academy Award, Golden Globe Award, Emmy Award dan BAFTA", "start_byte": 35, "limit_byte": 158}]} {"id": "4473655630989601458-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ikan Napoleon", "passage_text": "\nDi beberapa daerah di Indonesia, ikan ini dikenal dengan banyak nama, seperti Langkoe, Maming, atau Somay.[1] Di luar negeri, ikan ini disebut orang Australia dengan nama Humphead Maori Wrasse, yang dibedakan karena bagian mukanya tepatnya di belakang mata mempunyai guratan-guratan yang menyerupai hiasan muka orang Maori. Guratan-guratan tersebut berwarna krem (kuning susu) yang saling tumpang tindih pada bagian hidung dan pipi, kemudian meluas ke atas badan dan seberang ujung sirip dada. Badannya disepuh dengan warna hijau cerah dan di bagian atas seluruh seluruh sirip-siripnya berwarna coklat. Panjang ikan ini bisa mencapai 1.5 meter. Dan beberapa ikan bisa mencapai ukuran sampai 180kg pada usia 50 tahun. Ketika muda, ikan napoleon terlihat pucat dengan garis-garis vertikal lebih gelap. Begitu dewasa, warna tubuhnya menjadi hijau kebiru-biruan dengan garis-garis lebih jelas. Bibirnya menebal macam bibir Mick Jagger. Bagian atas kepalanya pun, di atas mata, menjadi benjol ke depan. Karena ponoknya itu, orang pun menamainya Wrasse kepala berponok (Humphead Wrasse).", "question_text": "Berapakah ukuran terbesar Ikan Napoleon?", "answers": [{"text": "180kg", "start_byte": 692, "limit_byte": 697}]} {"id": "-7174310915960501893-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Ada berapa jumlah negara yang tergabung dalam Uni Eropa ?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-3089910791618287377-30", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "\nKabupaten Jepara secara administratif wilayah luas wilayah daratan Kabupaten Jepara 1.004,132 km2 dengan panjang garis pantai 72km, terdiri atas 16 kecamatan yang dibagi lagi atas sejumlah 183 desa dan 11 Kelurahan Wilayah tersempit adalah Kecamatan Kalinyamatan (24,179 km2) sedangkan wilayah terluas adalah Kecamatan Keling (231,758 km2). Sebagian besar luas wilayah merupakan tanah kering, sebesar 740,052 km2 (73,70%) sisanya merupakan tanah sawah, sebesar 264,080 km2 (26,30%). Secara Administratif Kabupaten Jepara terbagi dalam 5 wilayah, yaitu:", "question_text": "Berapa luas kota Jepara?", "answers": [{"text": "1.004,132 km2", "start_byte": 85, "limit_byte": 98}]} {"id": "7812864021006754929-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Manokwari", "passage_text": "Manokwari adalah kabupaten dan ibu kota Provinsi Papua Barat, Indonesia. Manokwari juga menjadi ibukota Kabupaten Manokwari. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.556,94 km² dan berpenduduk sebanyak kurang lebih 201.218 jiwa (2015).", "question_text": "berapakah luas Manokwari?", "answers": [{"text": "1.556,94 km²", "start_byte": 161, "limit_byte": 174}]} {"id": "-5298524145602179339-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Timur", "passage_text": "Jawa Timur (disingkat Jatim) adalah sebuah provinsi di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya terletak di Surabaya. Luas wilayahnya 47.922km², dan jumlah penduduknya 42.030.633 jiwa (sensus 2017). Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara 6 provinsi di Pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di utara, Selat Bali di timur, Samudra Hindia di selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa (Kepulauan Masalembu), dan Samudera Hindia (Pulau Sempu, dan Nusa Barung).", "question_text": "berapakah luas Jawa Timur?", "answers": [{"text": "47.922km²", "start_byte": 141, "limit_byte": 151}]} {"id": "3221669748844678169-2", "language": "indonesian", "document_title": "Maradapan, Pulau Sembilan, Kotabaru", "passage_text": "Berdasarkan data pada september 2017 jumlah penduduk pulau Maradapan adalah 984 jiwa (kk 270 keluarga). Saat ini hingga beberapa tahun ke depan Maradapan sedang mengalami bonus demografi yakni jumlah penduduk usia produktif ( 15 – 64 tahun) lebih banyak dibandingkan penduduk usia tidak produktif. Penduduk Maradapan sendiri tinggal di pesisir-pesisir pulau dengan Maradapan sebagai desanya. Di Desa Maradapan terdapat empat dusun yakni Tanjung, Kampung Bugis, Teluk Sungai dan Tanjung Bainang. Dari empat dusun tersebut, dusun Tanjung lokasinya terpisah sendiri dari dusun-dusun yang lain yakni di ujung utara pulau, jika ditempuh dengan jalan kaki membutuhkan waktu sekitar 30 menit. Penduduk Maradapan mayoritas bermata pencaharian sebagai nelayan, dengan mata pencaharian sekunder adalah bertani. Di Maradapan didominasi dua suku yakni mandar dan bugis, selain itu sangat sedikit jumlahnya. Bahasa daerah yang digunakan penduduk adalah bahasa Mandar, Banjar dan Bugis. Seluruh penduduk Maradapan beragama Islam.", "question_text": "Apa bahasa masyarakat Maradapan?", "answers": [{"text": "bahasa Mandar, Banjar dan Bugis", "start_byte": 942, "limit_byte": 973}]} {"id": "7487266066387511731-0", "language": "indonesian", "document_title": "R&B", "passage_text": "R&B (ditulis juga RnB, merupakan singkatan dari Rhythm and Blues) adalah genre musik populer yang menggabungkan jazz, gospel, dan blues, aliran jenis ini pertama kali diperkenalkan oleh pemusik Afrika-Amerika. Istilah ini pertama kali dipakai sebagai istilah pemasaran dalam musik di Amerika Serikat pada tahun 1947 oleh Jerry Wexler yang bekerja pada majalah Billboard.[1] Istilah ini RnB menggantikan istilah musik ras dan kategori Billboard Harlem Hit Parade pada Juni 1949.[2] Tahun 1948, RCA Victor memasarkan musik kulit hitam dengan nama Blues and Rhythm. Frasa tersebut dibalik oleh Wexler di Atlantic Records, yang menjadi perusahaan rekaman yang memimpin bidang R&B pada tahun-tahun awal. Dan sekarang aliran jenis RnB ini paling digemari diseluruh dunia[1]", "question_text": "Kapan Musik R&B pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1947", "start_byte": 311, "limit_byte": 315}]} {"id": "-2052082901944341698-1", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi komunikasi digital", "passage_text": "Teknologi komunikasi digital adalah teknologi yang berbasis sinyal elektrik komputer, sinyalnya bersifat terputus-putus dan menggunakan sistem bilangan biner. Bilangan biner tersebut akan membentuk kode-kode yang merepresentasikan suatu informasi tertentu. Setelah melalui proses digitalisasi informasi yang masuk akan berubah menjadi serangkaian bilangan biner yang membentuk informasi dalam wujud kode digital. Kode digital tersebut nantinya akan mampu dimanipulasi oleh komputer. Contohnya adalah gambar kamera video yang telah diubah menjadi bentuk digital[2]. Bentuk digital tersebut mewakili element gambar (pixel). Elemen gambar tersebut dapat dimanipulasi oleh komputer. Sehingga kita dapat menciptakan efek tertentu pada gambar serta dapat juga memperbaiki kualitas gambar yang dianggap kurang baik. Bentuk manipulasinya bisa berupa penambahan intensitas cahaya pada gambar, sehingga gambar yang ada menjadi lebih terang atau gelap, meningkatkan ketajaman gambar yang kurang fokus, serta memperbaiki warna pada bagian tertentu dari gambar.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan teknologi komunikasi digital?", "answers": [{"text": "teknologi yang berbasis sinyal elektrik komputer, sinyalnya bersifat terputus-putus dan menggunakan sistem bilangan biner", "start_byte": 36, "limit_byte": 157}]} {"id": "-5075464115112380579-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat terbang", "passage_text": "Pesawat terbang yang lebih berat dari udara ini diterbangkan pertama kali oleh Wright Bersaudara (Orville Wright dan Wilbur Wright) dengan menggunakan pesawat rancangan sendiri yang dinamakan Flyer yang diluncurkan pada tahun 1903 di sekitar Amerika Serikat. Selain Wright bersaudara, tercatat beberapa penemu pesawat lain yang menemukan pesawat terbang antara lain Samuel F Cody yang melakukan aksinya di lapangan Farnborough, Inggris tahun 1910. Sedangkan untuk pesawat yang lebih ringan dari udara sudah terbang jauh sebelumnya. Penerbangan pertama kalinya dengan menggunakan balon udara panas yang ditemukan seorang berkebangsaaan Perancis bernama Joseph Montgolfier dan Etiene Montgolfier terjadi pada tahun 1782, kemudian disempurnakan seorang Jerman yang bernama Ferdinand von Zeppelin dengan memodifikasi balon berbentuk cerutu yang digunakan untuk membawa penumpang dan barang pada tahun 1900. Pada tahun tahun berikutnya balon Zeppelin mengusai pengangkutan udara sampai musibah kapal Zeppelin pada perjalanan trans-Atlantik di New Jersey 1936 yang menandai berakhirnya era Zeppelin meskipun masih dipakai menjelang Perang Dunia II. Setelah zaman Wright, pesawat terbang banyak mengalami modifikasi baik dari rancang bangun, bentuk dan mesin pesawat untuk memenuhi kebutuhan transportasi udara.Pesawat komersial yang lebih besar dibuat pada tahun 1949 bernama Bristol Brabazon.Sampai sekarang pesawat penumpang terbesar di dunia di buat oleh airbus industrie dari eropa dengan pesawat A380.", "question_text": "Kapan pesawat pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "1903", "start_byte": 226, "limit_byte": 230}]} {"id": "5802242505213210698-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perkembangan Film", "passage_text": "\nPerkembangan film memiliki perjalanan cukup panjang hingga pada akhirnya menjadi seperti film di masa kini yang kaya dengan efek, dan sangat mudah didapatkan sebagai media hiburan. Perkembangan film dimulai ketika digunakannya alat kinetoskop temuan Thomas Alfa Edison yang pada masa itu digunakan oleh penonton individual.\nFilm awal masih bisu dan tidak berwarna. Pemutaran film di bioskop untuk pertama kalinya dilakukan pada awal abad 20, hingga industri film Hollywood yang pertama kali, bahkan hingga saat ini merajai industri perfilman populer secara global. Pada tahun 1927 teknologi sudah cukup mumpuni untuk memproduksi film bicara yang dialognya dapat didengar secara langsung, namun masih hitam-putih. Hingga pada 1937 teknologi film sudah mampu memproduksi film berwarna yang lebih menarik dan diikuti dengan alur cerita yang mulai populer. Pada tahun1970-an, film sudah bisa direkam dalam jumlah massal dengan menggunakan videotape yang kemudian dijual. Tahun 1980-an ditemukan teknologi laser disc, lalu VCD dan kemudian menyusul teknologi DVD. Hingga saat ini digital movie yang lebih praktis banyak digemari sehingga semakin menjadikan popularitas film meningkat dan film menjadi semakin dekat dengan keserarian masyarakat modern.", "question_text": "Kapan industri film muncul pertama kali ?", "answers": [{"text": "abad 20", "start_byte": 434, "limit_byte": 441}]} {"id": "-7994519896598067565-2", "language": "indonesian", "document_title": "Majelis Nasional (Kuwait)", "passage_text": "Majelis Nasional dapat memiliki hingga 50 anggota Parlemen. Lima puluh wakil yang dipilih langsung oleh rakyat untuk melayani empat tahun. Anggota kabinet juga duduk di parlemen sebagai wakil. Konstitusi membatasi ukuran kabinet ke 16, dan setidaknya salah satu anggota kabinet harus terpilih MP. Kabinet menteri memiliki hak yang sama sebagai anggota Parlemen terpilih, dengan dua pengecualian: mereka tidak berpartisipasi dalam pekerjaan komite, dan mereka tidak bisa memilih ketika interpolasi mengarah ke mosi tidak percaya terhadap salah satu anggota kabinet.", "question_text": "Siapa yang memilih majlis lageslatif Kuwait?", "answers": [{"text": "rakyat", "start_byte": 104, "limit_byte": 110}]} {"id": "-2456798246828518651-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nahdlatul 'Ulama", "passage_text": "Nahdlatul 'Ulama (Kebangkitan 'Ulama atau Kebangkitan Cendekiawan Islam), disingkat NU, adalah sebuah organisasi Islam terbesar di Indonesia.[3] Organisasi ini berdiri pada 31 Januari 1926 dan bergerak di bidang keagamaan, pendidikan, sosial, dan ekonomi.", "question_text": "Kapankah Nahdlatul Ulama berdiri ?", "answers": [{"text": "31 Januari 1926", "start_byte": 173, "limit_byte": 188}]} {"id": "-538062119256916451-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kalimantan Selatan", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Provinsi Kalimantan Selatan terdiri dari 11 kabupaten, 2 kota, 153 kecamatan, 144 kelurahan dan 1.864 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 3.930.251 jiwa dengan total luas wilayah 38.744,23 km².[1]", "question_text": "berapakah jumlah kecamatan di Kalimantan Selatan?", "answers": [{"text": "153", "start_byte": 152, "limit_byte": 155}]} {"id": "1529767551453443362-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sarkoma Kaposi", "passage_text": "Sarkoma Kaposi adalah tumor yang disebabkan oleh virus human herpesvirus 8 (HHV8). Sarkoma Kaposi pertama kali dideskripsikan oleh Moritz Kaposi, seorang ahli ilmu penyakit kulit Hongaria di Universitas Wina tahun 1872.[1] Sarkoma Kaposi secara luas diketahui sebagai salah satu penyakit yang muncul akibat dari AIDS pada tahun 1980-an.", "question_text": "Tahun berapa Moritz Kaposi menemukan Sarkoma Kaposi?", "answers": [{"text": "1872", "start_byte": 214, "limit_byte": 218}]} {"id": "-2700785241087835552-1", "language": "indonesian", "document_title": "Theremin", "passage_text": "Theremin merupakan produk asli dari pemerintahan Rusia dalam penelitiannya tentang sensor indra. Instrumen ini ditemukan oleh seorang ahli fisika muda bernama Lev Sergeivich Termen (yang dikenal juga sebagai Leon Theremin) pada bulan Oktober 1920 sesaat setelah pecahnya perang sipil Rusia. Setelah memperoleh tanggapan yang positif dalam Konferensi Elektronik Moskow, Theremin diperagakan di hadapan Bolshevik, pemimpin Vladimir Lenin. Kemudian, Lenin terkesan dengan perangkat tersebut dan kemudian mulai mempelajarinya. Theremin kemudian dibawa keliling dunia dan diperkenalkan sebagai penemuan terbaru oleh Soviet dalam bidang teknologi musik elektronik. Setelah perjalanan yang panjang mengelilingi Eropa, Theremin kemudian semakin terkenal hingga ke Amerika Serikat, dan kemudian dipatenkan tahun 1928 (US1661058). Maka kemudian, Theremin memperoleh hak produk komersial dari RCA.\nDalam komersialisasinya, walaupun Theremin tidak terlalu sukses di pasaran, alat musik ini cukup mempesona penduduk Amerika dan luar negeri lainnya.\nSelama tahun 1930-an, Lucie Bigelow Rosen bersama suaminya Walter Bigelow Rosen menyediakan bantuan finansial dan artistik untuk mendukung pengembangan dan peningkatan popularitas dari instrumen ini.\nSetelah popularitasnya yang mendadak di Amerika tersebut, setelah akhir dari perang dunia kedua, secara mendadak pula Theremin ditinggalkan dan menjadi tidak terpakai lagi oleh musisi. Penyebab utamanya adalah teknologi baru dalam bidang instrumen musik yang lebih mudah untuk dimainkan. Namun, segelintir peminat Theremin tetap bertahan. Salah satunya ialah , Robert Moog. Dia memulai merakit sendiri perangkat Theremin pada tahun 1950, yaitu saat dia masih sebagai pelajar sekolah menengah pertama. Moog kemudian menerbitkan beberapa artikel tentang cara membuat theremin,dan menjual perlengkapan theremin yang dapat dirangkai sendiri oleh pembelinya. Saat ini, banyak perangkat Theremin, yang ditawarkan dan dijual secara online melalui internet atau pun offline, bahkan beberapa diiklankan sebagai mainan.", "question_text": "Kapan alat musik Theremin pertama kali digunakan?", "answers": [{"text": "Oktober 1920", "start_byte": 234, "limit_byte": 246}]} {"id": "-7474005145207405223-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gravitasi", "passage_text": "Gravitasi adalah gaya tarik-menarik yang terjadi antara semua partikel yang mempunyai massa di alam semesta. Gravitasi matahari mengakibatkan benda-benda langit berada pada orbit masing-masing dalam mengitari matahari. Fisika modern mendeskripsikan gravitasi menggunakan Teori Relativitas Umum dari Einstein, namun hukum gravitasi universal Newton yang lebih sederhana merupakan hampiran yang cukup akurat dalam kebanyakan kasus.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan gravitasi?", "answers": [{"text": "gaya tarik-menarik yang terjadi antara semua partikel yang mempunyai massa di alam semesta", "start_byte": 17, "limit_byte": 107}]} {"id": "4817568095156160692-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tahun cahaya", "passage_text": "Satuan tahun cahaya muncul beberapa tahun setelah sukses melakukan pengukuran jarak ke bintang selain Matahari, oleh Friedrich Bessel pada tahun 1838. Bintang itu adalah 61 Cygni, dan ia menggunakan heliometer 6,2 inci (160 mm) yang dirancang oleh Joseph von Fraunhofer. Satuan terbesar untuk mengekspresikan jarak melintasi ruang angkasa pada waktu itu adalah satuan astronomi, sama dengan jari-jari orbit Bumi (1.50×108km atau 9.30×107mi). Dalam istilah tersebut, perhitungan trigonometrik berdasarkan paralaks 61 Cygni dengan 0,314 detik busur , menunjukkan jarak ke bintang menjadi 660000 satuan astronomi (9.9×1013km atau 6.1×1013mi). Bessel menambahkan bahwa cahaya memerlukan 10,3 tahun untuk melintasi jarak ini.[6] Dia menyadari bahwa para pembacanya akan menikmati gambaran mental dari perkiraan waktu transit untuk cahaya, tetapi dia menahan diri untuk tidak menggunakan tahun cahaya sebagai satuan. Dia mungkin membenci mengekspresikan jarak dalam tahun cahaya karena itu akan memperburuk keakuratan data paralaksnya karena mengalikan dengan parameter yang tidak pasti dari kecepatan cahaya. Kecepatan cahaya belum diketahui secara pasti pada tahun 1838; nilainya berubah pada tahun 1849 (Fizeau) dan 1862 (Foucault). Itu belum dianggap sebagai konstanta fundamental alam, dan penyebaran cahaya melalui ether atau ruang masih membingungkan. Satuan tahun cahaya muncul, pada tahun 1851 dalam artikel astronomi populer Jerman oleh Otto Ule.[7] Paradoks nama satuan jarak yang berakhiran \"tahun\" dijelaskan oleh Ule dengan membandingkannya dengan jam jalan pendakian (Wegstunde). Sebuah buku astronomi populer Jerman kontemporer juga memperhatikan bahwa tahun cahaya adalah nama yang aneh.[8] Pada tahun 1868, sebuah jurnal berbahasa Inggris menyebut tahun cahaya sebagai satuan yang digunakan oleh Jerman.[9] Eddington menyebut tahun cahaya sebagai satuan yang tidak nyaman dan tidak relevan, yang kadang-kadang merangkak dari penggunaan populer menjadi penyelidikan teknis.[10]", "question_text": "siapakah yang menciptakan satuan panjang Tahun cahaya?", "answers": [{"text": "Friedrich Bessel", "start_byte": 117, "limit_byte": 133}]} {"id": "-848447672402069487-8", "language": "indonesian", "document_title": "Afonso I dari Portugal", "passage_text": "Pada tahun 1184, terlepas dari usia senjanya, ia masih memiliki energi yang cukup untuk membebaskan putranya Sancho, yang ditawan di dalam Santarém oleh Moor. Afonso meninggal tak lama kemudian pada tanggal 6 Desember 1185. Bangsa Portugis menghormatinya sebagai seorang pahlawan, baik karena karakter pribadinya dan sebagai pelopor bangsa mereka. Kono ada kisah mitos yang membutuhkan 10 orang untuk menggotong pedangnya, dan bahwa Afonso ingin melibatkan raja-raja lainnya di dalam pertempuran pribadi, namun tidak ada yang berani menerima tantangannya.", "question_text": "Kapan D. Afonso Henriques meninggal?", "answers": [{"text": "6 Desember 1185", "start_byte": 208, "limit_byte": 223}]} {"id": "1359085888143145910-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sistem tiga domain", "passage_text": "\nSistem tiga domain adalah klasifikasi biologis yang dicetuskan oleh Carl Woese pada tahun 1990.[1] Sistem ini membagi kehidupan seluler menjadi domain archaea, bakteri, dan eukariota. Sistem tiga domain menekankan pemecahan prokariota menjadi dua kelompok, yaitu Eubacteria (kini Bacteria) dan Archaebacteria) (kini Archaea). Woese berargumen bahwa, atas dasar perbedaan gen 16S rRNA, dua kelompok tersebut dan eukariota muncul secara terpisah dari nenek moyang dengan genetika yang tidak berkembang dengan baik.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan sistem tiga domain?", "answers": [{"text": "klasifikasi biologis yang dicetuskan oleh Carl Woese pada tahun 1990", "start_byte": 27, "limit_byte": 95}]} {"id": "-8356008091388720298-4", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Buddha", "passage_text": "Seluruh naskah aliran Theravada menggunakan bahasa Pali, yaitu bahasa yang dipakai di sebagian India (khususnya daerah Utara) pada zaman Sang Buddha. Cukup menarik untuk dicatat, bahwa tidak ada filsafat atau tulisan lain dalam bahasa Pali selain kitab suci agama Buddha Theravada, yang disebut kitab suci Tipitaka, oleh karenanya, istilah \"ajaran agama Buddha berbahasa Pali\" sinonim dengan agama Buddha Theravada. Agama Buddha Theravada dan beberapa sumber lain berpendapat, bahwa Sang Buddha mengajarkan semua ajaran-Nya dalam bahasa Pali, di India, Nepal dan sekitarnya selama 45 tahun terakhir hidup-Nya, sebelum Dia mencapai Parinibbana[9].", "question_text": "apakah nama kitab suci Budha?", "answers": [{"text": "Tipitaka", "start_byte": 306, "limit_byte": 314}]} {"id": "7330863521584636818-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "\nKatolik Roma pertama tiba pada tahun 1511 di tanah Aceh, yaitu dari Ordo Karmel, dan 1534 di kepulauan Maluku melalui orang Portugis yang dikirim untuk eksplorasi. Fransiskus Xaverius, misionaris Katolik Roma dan pendiri Ordo Yesuit bekerja di kepulauan Maluku pada tahun 1546 sampai tahun 1547.", "question_text": "Siapa yang membawa Kristen ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "Fransiskus Xaverius", "start_byte": 165, "limit_byte": 184}]} {"id": "6212463967145492826-1", "language": "indonesian", "document_title": "Soedirman Mertoadikoesoemo", "passage_text": "Soedirman dilahirkan di Bangkalan, Madura pada tanggal 3 Juli 1932. Sehingga kerasnya kehidupan nelayan secara tidak langsung menempa jiwa raga Bupati R. Soedirman. Bibit-bibit kepemimpinannya mulai terlihat sejak duduk di bangku SMP di Pamekasan sekitar tahun 1945. Sekolah yang terletak di Jalan Adipati Azis (sekarang jalan Pujangga), Pamekasan, Madura ini dulunya dikenal sebagai sekolah MULO. Karena Sudirman remaja sudah dibiasakan kost oleh orang tuanya, maka kemandirian telah melekat sejak di bangku SMP. Selepas SMP R. Soedirman melanjutkan ke jenjang SMA di Pamekasan, namun tidak lama, selanjutnya Madiun menjadi tempatnya menuntut ilmu. Dipilihnya Kota Madiun dengan pertimbangan biaya kost yang masih murah.", "question_text": "Kapan Kolonel HR. Soedirman Mertoadikoesoemo lahir ?", "answers": [{"text": "3 Juli 1932", "start_byte": 55, "limit_byte": 66}]} {"id": "-3645433921485656249-23", "language": "indonesian", "document_title": "Yakjuj dan Makjuj", "passage_text": "Ketika pada masanya, Suku Ya'juj dan Ma'juj akan berhasil menghancurkan dinding besi pembatas yang telah dibangun oleh Dzul Qarnain, mereka akan turun dari pegunungan dengan cepat dan tergesa-gesa, mereka sudah tidak sabar untuk membuat kerusakan dimuka bumi.[13] Disebutkan pula bahwa (mereka) orang-orang yang cepat dalam berjalan guna membuat kerusakan.", "question_text": "Apa tanda Ya’juj dan Ma’juj muncul?", "answers": [{"text": "berhasil menghancurkan dinding besi pembatas yang telah dibangun oleh Dzul Qarnain, mereka akan turun dari pegunungan dengan cepat dan tergesa-gesa, mereka sudah tidak sabar untuk membuat kerusakan dimuka bumi", "start_byte": 49, "limit_byte": 258}]} {"id": "5638616905391225209-29", "language": "indonesian", "document_title": "One Piece", "passage_text": "Kepopuleran One Piece dalam Weekly Shonen Jump, membuat pihak Toei Animation memutuskan membuat serial anime nya. Rating animenya sangat tinggi dan hingga kini telah dirilis 789 episode pada 21 mei 2017, 13 film, dan 3 OVA.", "question_text": "berapakah jumlah episode One Piece?", "answers": [{"text": "789", "start_byte": 174, "limit_byte": 177}]} {"id": "-4746013321069401036-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Dien Bien Phu", "passage_text": "Pertempuran Dien Bien Phu (Chiến dịch Điện Biên Phủ) adalah yang terakhir dalam Perang Indochina Pertama antara Prancis dan Viet Minh. Pertempuran ini terjadi antara Maret dan Mei 1954, dan berakhir dengan kekalahan Prancis secara besar-besaran yang akhirnya menyudahi peperangan itu.", "question_text": "Kapan Pertempuran Dien Bien Phu berakhir?", "answers": [{"text": "Mei 1954", "start_byte": 186, "limit_byte": 194}]} {"id": "-6512196934207639238-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sunsilk", "passage_text": "\nSunsilk adalah shampoo perawatan rambut yang dibuat pada tahun 1952 dan diproduksi oleh Unilever Indonesia. Sunsilk adalah salah satu merk shampoo tertua di Indonesia dan mempunyai beberapa varian untuk memenuhi kebutuhan Rambut wanita Indonesia", "question_text": "Siapakah yang memproduksi sampo Sunsilk?", "answers": [{"text": "Unilever Indonesia", "start_byte": 89, "limit_byte": 107}]} {"id": "-801985064419941897-11", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Johnson", "passage_text": "Robert Johnson meninggal pada tanggal 16 Agustus 1938 di umur 27 tahun di daerah Greenwood, Mississipi dengan penyebab-penyebab yang belum diketahui. Sudah ada penjelasan dari segelintir laporan yang saling berlainan mengenai kejadian naas tersebut. Menjelang kematiannya, ia terus menjalani kegiatannya sebagai pemusik jalanan selama seminggu di salah satu tempat dansa yang berjarak sekitar 15 miles (24km) dari wilayah Greenwood. Menurut suatu teori, ia telah dibunuh oleh seorang suami yang cemburu karena Johnson tampak tertarik kepada istrinya. Berdasarkan laporan dari salah satu legenda musik blues Sonny Boy Williamson, ia tertarik pada seorang wanita yang telah menikah di suatu tempat dansa yang saat itu memberi sebotol wiski \"beracun\" untuk Johnson yang botol itu bermula dari suaminya. Ketika Johnson hendak mengambil botol itu, ada seseorang bernama Williamson yang sempat mau menyingkirkan botol itu dari tangan Johnson lalu mengingatkannya agar jangan pernah meminum botol beracun itu yang belum sempat dibuka olehnya sendiri. Johnson pun membalas perkataan tersebut dengan melarang Williamson untuk menyingkirkan botol itu dari tangannya. Segera pada hari berikutnya, lagi-lagi Johnson ditawari dengan sebuah botol beracun lain dan ia menerimanya. Muncul laporan bahwa Johnson mulai merasa tak enak badan lalu ia dibantu untuk dibawa ke kamarnya saat dini hari. Sampai tiga hari kemudian, keadaannya terus memburuk dan salah seorang saksi berkata bahwa ia sudah tak bernyawa dalam keadaan kejang karena sakit parah. Seorang ahli pengetahuan musik Mack McCormick telah mengklaim bahwa ia telah berhasil mencari dan menangkap seorang pelaku pembunuh Johnson serta telah memeroleh kesaksian dari pelaku melalui percakapan pribadi antara mereka berdua, tetapi si pelaku menolak memberitahukan nama aslinya.[12]", "question_text": "Kapan Robert Leroy Johnson meninggal ?", "answers": [{"text": "16 Agustus 1938", "start_byte": 38, "limit_byte": 53}]} {"id": "8793769331895464457-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ellen G. White", "passage_text": "\nEllen dan adiknya kembarnya Elizabeth, lahir tanggal 26 November 1827, dari pasangan Robert dan Eunice Harmon. Robert adalah seorang petani yang juga pembuat topi. Dengan delapan anak dalam keluarga, rumah mereka selalu ramai. Mereka tinggal di sebuah pertanian kecil dekat desa Gorham, Maine. Beberapa tahun setelah kelahiran si kembar, Robert Harmon menjual lahan pertaniannya dan dengan keluarganya pindah ke kota Portland, Maine.", "question_text": "siapakah orang tua Ellen Gould White?", "answers": [{"text": "Robert dan Eunice Harmon", "start_byte": 86, "limit_byte": 110}]} {"id": "7895636446816420091-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas", "passage_text": "\n\nKompas adalah alat navigasi untuk menentukan arah berupa sebuah panah penunjuk magnetis yang bebas menyelaraskan dirinya dengan medan magnet bumi secara akurat. Kompas memberikan rujukan arah tertentu, sehingga sangat membantu dalam bidang navigasi. Arah mata angin yang ditunjuknya adalah utara, selatan, timur, dan barat. Apabila digunakan bersama-sama dengan jam dan sekstan, maka kompas akan lebih akurat dalam menunjukkan arah. Alat ini membantu perkembangan perdagangan maritim dengan membuat perjalanan jauh lebih aman dan efisien dibandingkan saat manusia masih berpedoman pada kedudukan bintang untuk menentukan arah.", "question_text": "Apa nama alat untuk mengetahui arah mata angin ?", "answers": [{"text": "Kompas", "start_byte": 2, "limit_byte": 8}]} {"id": "-7433673296765814898-10", "language": "indonesian", "document_title": "Masyarakat Hukum Adat Rongi", "passage_text": "Sebagian besar MHA Rongi bekerja di bidang pertanian dan perkebunan. Sebagaimana nama “Rongi” yang mereka sandang, memberikan arti bahwa Rongi bermakna sebagai “orang yang memikul bakul” yang juga diartikan sebagai masyarakat petani. Komoditas pertanian yang umum ditanam oleh mereka adalah padi dan jagung. MHA Rongi menganggap komoditas pertanian yang mereka hasilkan dilarang keras untuk diperjualbelikan, terlebih lagi kepada orang-orang di luar komunitas mereka. Bahan makanan pokok tersebut mereka simpan di langit-langit rumah sebagai cadangan makanan sehari-hari. Namun demikian, seiring berkembangnya zaman, MHA Rongi tidak bisa lagi mengandalkan hidup dari sistem ekonomi subsisten semacam itu. Mereka tentu membutuhkan uang untuk biaya pendidikan, kesehatan, dan biaya-biaya lain yang menjadi kebutuhan dasar mereka. Untuk memperolehnya, mereka juga melakukan aktivitas berkebun. Komoditas dari hasil perkebunan dapat mereka jual kepada siapa pun, baik di dalam komunitas maupun di luar kelompok MHA Rongi. Pekerjaan berkebun dan bertani itu kini juga banyak melibatkan kaum perempuan Rongi, meskipun sebenarnya dalam aturan hukum adat Rongi, perempuan hanya boleh mengurusi masalah domestik (rumah tangga). Perubahan itu muncul karena beberapa lelaki Rongi kini juga bekerja di luar bidang pertanian dan perkebunan, yaitu bekerja paruh waktu sebagai pemecah batu aspal di PT Metrix Elcipta dengan status pekerja tidak tetap. Dalam perkembangannya, anggota MHA Rongi juga banyak yang kini berprofesi sebagai pedagang, pergi merantau ke Kota Baubau, Ambon, Makassar, hingga ke Malaysia. Selain itu, beberapa anggota MHA Rongi juga ada yang mencari pendapatan sebagai guru, baik guru Sekolah dasar dan Sekolah menengah pertama yang ada di Desa Sandang Pangan. Sedangkan, bagi mereka yang melanjutkan pendidikan tinggi ke Kota Baubau dan Kota Kendari, akan pulang kembali ke Desa Sandang Pangan ketika Hari Raya Idul Fitri dan pesta panen (sampua galampa) tiba. Dengan kata lain, sebagian besar anggota MHA Rongi mencari mata pencaharian sebagai petani dan pengebun, sementara sisanya adalah sebagai guru, pedagang, dan buruh tidak tetap.[3]", "question_text": "apakah arti kata Rongi?", "answers": [{"text": "orang yang memikul bakul” yang juga diartikan sebagai masyarakat petani", "start_byte": 167, "limit_byte": 240}]} {"id": "5694973701950566535-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konferensi Fasis Montreux 1934", "passage_text": "\nKongres Fasis Internasional adalah sebuah kongres yang dilaksanakan para wakil dari sejumlah organisasi fasis di Eropa. Kongres ini berlangsung selama 16-17 Desember 1934 di Montreux, Swiss. Acara ini diadakan dan dipimpin oleh Comitati d'Azione per l'Universalita di Roma (CAUR), atau Komite Aksi untuk Universalitas Roma.", "question_text": "Kapan Kongres Fasis Internasional diadakan?", "answers": [{"text": "16-17 Desember 1934", "start_byte": 152, "limit_byte": 171}]} {"id": "8519826839513667222-13", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi", "passage_text": "jmpl|ka|200px|TV 405 hitam putih Murphy dari Ukrania, 1951.\nPenemu asal Skotlandia, John Logie Baird berhasil menunjukan cara pemancaran gambar-bayangan bergerak di London pada tahun 1925,[5] diikuti gambar bergerak monokrom pada tahun 1926. Cakram pemindai Baird dapat menghasilkan gambar beresolusi 30 baris (cukup untuk memperlihatkan wajah manusia) dari lensa dengan spiral ganda.[6] Demonstrasi oleh Baird ini telah disetujui secara umum oleh dunia sebagai demonstrasi televisi pertama, sekalipun televisi mekanik tidak lagi digunakan. Pada tahun 1927, Baird juga menemukan sistem rekaman video pertama di dunia, yaitu \"Phonovision\", yaitu dengan memodulasi sinyal output kamera TV-nya ke dalam kisaran jangkauan audio, dia dapat merekam sinyal tersebut pada cakram audio 10 inches (25cm) dengan menggunakan teknologi rekaman audio biasa. Hanya sedikit rekaman \"Phonovision\" Baird yang masih ada dan rekaman-rekaman yang masih bertahan tersebut kemudian diterjemahkan dan diproses menjadi gambar yang dapat dilihat pada 1990-an menggunakan teknologi pemrosesan-sinyal digital.[7]", "question_text": "dimanakah TV pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "Skotlandia", "start_byte": 72, "limit_byte": 82}]} {"id": "-7477242930087615962-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas Gramedia", "passage_text": "\nKompas Gramedia, disingkat KG, adalah perusahaan Indonesia yang bergerak di bidang media massa yang didirikan pada tanggal 17 Agustus 1963, berawal dari terbitnya Majalah Intisari, Oleh P.K. Ojong dan Jakob Oetama. Kehadiran Kompas Gramedia tidak terlepas dari sejarah panjang demi mencapai cita-cita mulia dalam rangka mencerdaskan bangsa.", "question_text": "Siapakah CEO pertama Kompas Gramedia?", "answers": [{"text": "P.K. Ojong dan Jakob Oetama", "start_byte": 187, "limit_byte": 214}]} {"id": "-2866690869523767871-0", "language": "indonesian", "document_title": "Darius I dari Persia", "passage_text": "Darius I (550 SM - 486 SM; memerintah 522 SM -486 SM), juga dikenal sebagai Darius yang Agung (Persian: داریوش بزرگ‎, Daryūsh-e-Bozorg; bahasa Persia kuno: Dārayavahuš, bahasa Akadia Dariamuš, bahasa Elam Dariyamauiš, bahasa Aram Dryhwš, Hebrew: דריוש‎ Daryawesy, bahasa Latin Darius; atau juga \"Darius Hystaspes\" di mana Hystaspes adalah nama ayahnya), adalah \"raja segala raja\" (kaisar) ketiga Kekaisaran Akhemeniyah. Pada masa kekuasaannya, negerinya mencapai puncak kejayaannya, meliputi wilayah hingga Mesir, India Utara, dan sebagian Yunani. Kekaisarannya mulai mengalami kemunduran setelah kematiannya dan pengangkatan putranya, Xerxes I, sebagai raja.[1]", "question_text": "Kapan Darius orang Media lahir?", "answers": [{"text": "550 SM", "start_byte": 10, "limit_byte": 16}]} {"id": "-5100361571999363514-0", "language": "indonesian", "document_title": "Termodinamika", "passage_text": "\n\n\nTermodinamika (bahasa Yunani: thermos = 'panas' and dynamic = 'perubahan') adalah fisika energi , panas, kerja, entropi dan kespontanan proses. Termodinamika berhubungan dekat dengan mekanika statistik di mana hubungan termodinamika berasal.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan zeroth Termodinamika?", "answers": [{"text": "fisika energi , panas, kerja, entropi dan kespontanan proses", "start_byte": 85, "limit_byte": 145}]} {"id": "4824580608300162598-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (Ottoman Turkish: دولت عليه عثمانیه‎ Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye;[6] sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kesultanan Turki atau Turki saja; (sering pula disebut Kekaisaran Ottoman yang diambil dari ejaan Barat) adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.[7] Setelah 1354, Utsmaniyah melintasi Eropa dan memulai penaklukkan Balkan, mengubah negara Utsmaniyah yang hanya berupa kadipaten kecil menjadi negara lintas benua. Utsmani mengakhiri riwayat Kekaisaran Romawi Timur seiring penaklukan Konstantinopel oleh Mehmed II tahun 1453.[8][9][10]\n\nSepanjang abad ke-16 dan 17, tepatnya pada puncak kekuasaannya di bawah pemerintahan Suleiman Al-Qanuni, Kesultanan Utsmaniyah adalah salah satu negara terkuat di dunia, imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Tenggara, Asia Barat/Kaukasus, Afrika Utara, dan Tanduk Afrika.[11]", "question_text": "Kapan Kesultanan Utsmaniyah berdiri ?", "answers": [{"text": "bawa", "start_byte": 548, "limit_byte": 552}]} {"id": "2950593022849272242-0", "language": "indonesian", "document_title": "Osmium tetroksida", "passage_text": "Osmium tetroksida (disebut juga osmium(VIII) oksida) adalah senyawa kimia dengan rumus OsO4. Senyawa ini patut dicatat karena banyak kegunannya, meskipun beracun dan osmium tergolong langka. Ia juga memiliki sejumlah sifat yang menarik, salah satunya adalah padatan ini bersifat volatil. Senyawa ini tak berwarna, tetapi sebagian besar sampel berpenampilan kuning.[5] Hal ini sangat mungkin disebabkan oleh adanya ketakmurnian OsO2, yang berwarna kuning-coklat.[6]", "question_text": "Apa itu osmium tetroksida?", "answers": [{"text": "senyawa kimia dengan rumus OsO4", "start_byte": 60, "limit_byte": 91}]} {"id": "-7103620146728460558-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rizal Mantovani", "passage_text": "Rizal yang berdarah Madura ini adalah putra pasangan Mohamad Saleh dan Widji Andarini. Ayahnya adalah diplomat RI. Sebagai anak diplomat, Rizal hidup berpindah-pindah di beberapa negara tempat orang tuannya bertugas saat itu. di Indonesia sempat bersekolah di SMP N 68 Cipete, Jakarta Selatan & SMA N 34 Jakarta. Perkenalan pertamanya dengan video musik terjadi saat duduk di kelas 2 SMA (Overseas Children's School) di Srilanka, negara tempat ayahnya bertugas tahun 1983. Saat itu temannya, Eddy Setiawan, memiliki kamera home video keluaran terbaru Sony. Karena sama-sama mengidolakan Duran-Duran, muncul keinginan membuat video musik. Kebetulan salah satu video musik Duran-Duran berlokasi di Srilanka, jadi lokasinya sama. Ada dua lagu Duran-Duran yang mereka garap; \"Lonely in Your Nightmare\" dan \"Hungry Like The Wolf\". Aksi mereka yang cuma berjalan-jalan direkam dalam pita kaset Betamax. Setelah selesai, mereka mengeditnya secara manual; dari VHS ke VHS.", "question_text": "Darimana asal Rizal Mantovani?", "answers": [{"text": "Madura", "start_byte": 20, "limit_byte": 26}]} {"id": "-1159729624160267535-0", "language": "indonesian", "document_title": "Al-Mas'udi", "passage_text": "Al-Mas'udi dan Abu al-Hasan Ali ibn al-Husayn ibn Ali al-Mas'udi (المسعودي) adalah ahli sejarah dan ahli geografi yang lahir di Baghdad, Iraq menjelang akhir abad ke-9M. Menurut buku ber­judul Al-Mas’udi and His World, al-Mas’udi dilahirkan pada tahun 283H atau 895 M di kota Baghdad. Al Masudi dilaporkan meninggal dunia di Fustat (Mesir) pada tahun 345H atau 956M. Dia berketurunan Arab iaitu keturunan Abdullah bin Mas'ud seorang sahabat Nabi Muhammad (saw).", "question_text": "Kapan Al-Mas'udi lahir ?", "answers": [{"text": "283H", "start_byte": 265, "limit_byte": 269}]} {"id": "-100919321228279587-0", "language": "indonesian", "document_title": "Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Se-Besuki Raya", "passage_text": "SBMPTBR atau Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Se-Besuki Raya adalah jalur seleksi masuk perguruan tinggi melalui Ujian Tertulis dengan metode Ujian Tulis Berbasis Cetak (UTBC) dan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK)[1] yang diselenggarakan atas kerja sama Perguruan Tinggi Negeri dengan Perguruan Tinggi Swasta di Se-Besuki Raya. Sebanyak 49 (empat puluh sembilan) Perguruan Tinggi Negeri dan Perguruan Tinggi Swasta yang berada di wilayah Eks Keresidenan Besuki, Probolinggo, dan Lumajang tergabung dalam Forum Silahturrahim PTN-PTS Se-Besuki Raya.[2]", "question_text": "apakah metode ujian yang di gunakan pada SBMPTBR ?", "answers": [{"text": "Ujian Tulis Berbasis Cetak (UTBC) dan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK)", "start_byte": 148, "limit_byte": 222}]} {"id": "6287911178076271570-0", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Indonesia", "passage_text": "\nUniversitas Indonesia disingkat sebagai UI, adalah sebuah perguruan tinggi di Indonesia. Kampus utamanya terletak di bagian Utara dari Depok, Jawa Barat tepat di perbatasan antara Depok dengan wilayah Jakarta Selatan, dan kampus utama lainnya terdapat di daerah Salemba di Jakarta Pusat. Universitas Indonesia adalah kampus modern, komprehensif, terbuka, multibudaya, dan humanis yang mencakup disiplin ilmu yang luas. Telah menghasilkan lebih dari 400.000 alumni. Secara umum dianggap sebagai salah satu dari tiga perguruan tinggi papan atas di Indonesia bersama dengan Universitas Gadjah Mada dan Institut Teknologi Bandung.[1][2] Cikal-bakal terbentuknya Universitas Indonesia adalah ketika pemerintah kolonial Belanda mendirikan sebuah sekolah yang bertujuan untuk menghasilkan asisten dokter tambahan yang memegang sertifikat untuk melakukan perawatan-perawatan tingkat dasar serta mendapatkan gelar Dokter Jawa (Javanese doctor). Secara resmi Universitas Indonesia memulai kegiatannya pada 2 Februari 1950 dengan presiden (saat ini disebut rektor) pertamanya Ir. R.M. Pandji Soerachman Tjokroadisoerio.[3] Kantor Presiden Universitas Indonesia mula-mula berkedudukan di Jakarta, di gedung Fakultas Kedokteran di Jl Salemba Raya no. 6, kemudian dipindahkan ke Jl. Salemba Raya no. 4, Jakarta. Tanggal 2 Februari 1950 dijadikan hari kelahiran Universitas Indonesia.[4]", "question_text": "dimanakah letah Universitas Indonesia?", "answers": [{"text": "Depok, Jawa Barat", "start_byte": 136, "limit_byte": 153}]} {"id": "8435847324617772369-1", "language": "indonesian", "document_title": "Square Enix", "passage_text": "Square Enix Co., Ltd. terbentuk dari merger Enix Corporation dan Square Co., Ltd. pada April 2003. Pada saat itu 80% dari karyawan Square Enix adalah mantan dari Square. Sebagai hasil dari penggabungan, mantan presiden Square, Yoichi Wada, diangkat menjadi presiden dari perusahaan yang baru, sedangkan mantan presiden Enix, Keiji Honda, diangkat menjadi wakil presiden. Pendiri Enix yaitu, Yasuhiro Fukushima, yang merupakan pemegang saham terbesar dari perusahaan baru diangkat menjadi ketua kehormatan.", "question_text": "Siapa pendiri Square Enix?", "answers": [{"text": "Yasuhiro Fukushima", "start_byte": 391, "limit_byte": 409}]} {"id": "1235730433581627134-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Hồ Chí Minh", "passage_text": "Kota Ho Chi Minh (bahasa Vietnam: Thành phố Hồ Chí Minh), adalah kota terbesar di Vietnam dan terletak dekat delta Sungai Mekong. Dahulu namanya Prey Nokor (bahasa Khmer: ), dan saat itu kota ini merupakan pelabuhan utama Kamboja, yang kemudian ditaklukkan oleh bangsa Vietnam pada abad ke-16. Namanya kemudian berubah menjadi Saigon hingga berakhirnya perang Vietnam, dan dijadikan ibu kota koloni Perancis Cochinchina, dan ibu kota Vietnam Selatan dari 1954 hingga 1975. Pada 1975, Saigon digabungkan dengan provinsi Gia Định di sekitarnya dan diubah namanya menjadi Kota Ho Chi Minh (meskipun nama Saigon masih sering digunakan). Pusat kota ini terletak di tepi Sungai Saigon, 60km dari Laut China Selatan.[2]", "question_text": "Kapan Prey Nokor berubah nama menjadi Kota Ho Chi Minh?", "answers": [{"text": "1975", "start_byte": 484, "limit_byte": 488}]} {"id": "1816316899575711378-1", "language": "indonesian", "document_title": "Teleks", "passage_text": "Pada tahun 1935, pesan rute adalah hambatan besar terakhir pada otomatisasi penuh. Penyedia telegrafi besar mulai mengembangkan sistem yang menggunakan telephone-like rotary dialing untuk terhubung dengan teletip. Mesin ini disebut \"Telex\" (Teleprinter Exchange). Mesin Teleks pertama menggunakan rotary-telephone-style pulse dialing untuk circuit switching, dan kemudian mengirim data dengan kode Baudot. Sebesar 45,45 (± 0,5%) baud yang dianggap cepat pada saat itu, sampai dengan 25 saluran teleks bisa berbagi pada saluran telepon jarak jauh dengan menggunakan multiplexing frekuensi suara telegrafi, membuat Telex menjadi metode komunikasi jarak jauh yang paling mahal dan dapat diandalkan.", "question_text": "Kapan jaringan teleks ditemukan ?", "answers": [{"text": "1935", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "4690717502081027125-1", "language": "indonesian", "document_title": "Maria", "passage_text": "Maria (Aram-Yahudi מרים Maryām \"pahit\"; Bahasa Yunani Septuaginta Μαριαμ, Mariam, Μαρια, Maria; bahasa Arab: Maryam, مريم) adalah ibu Yesus dan tunangan yang kemudian menjadi istri Yusuf[1] dalam Kekristenan.", "question_text": "Siapa ibu Yesus kristus?", "answers": [{"text": "Maria", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "3555182942850618851-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pantai Kuta", "passage_text": "\nPantai Kuta adalah sebuah tempat pariwisata yang terletak kecamatan Kuta, kabupaten Badung, sebelah selatan Kota Denpasar, Bali, Indonesia. Daerah ini merupakan sebuah tujuan wisata turis mancanegara dan telah menjadi objek wisata andalan Pulau Bali sejak awal tahun 1970-an. Pantai Kuta sering pula disebut sebagai pantai matahari terbenam (sunset beach) sebagai lawan dari pantai Sanur. Selain itu, Lapangan Udara I Gusti Ngurah Rai terletak tidak jauh dari Kuta.", "question_text": "Apakah nama pantai yang terkenal di Bali ?", "answers": [{"text": "Pantai Kuta", "start_byte": 1, "limit_byte": 12}]} {"id": "-8752307955612183396-22", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "Mulai tahun 1985, pemimpin terakhir Soviet Mikhail Gorbachev, yang berusaha untuk memberlakukan reformasi liberal dalam sistem Soviet, memperkenalkan kebijakan glasnost (keterbukaan) dan perestroika (restrukturisasi) untuk mencoba mengakhiri periode stagnasi ekonomi dan mendemokratisasi pemerintah. Namun, hal ini menyebabkan munculnya pergerakan nasionalis dan separatis. Sebelum tahun 1991, ekonomi Soviet terbesar kedua dunia,[38] tetapi pada tahun-tahun terakhirnya negara ini terkena imbasnya ditandai dengan kelangkaan barang, defisit anggaran besar, dan inflasi.[39]\n\nTahun 1991, gejolak ekonomi dan politik mulai mendidih, ditambah lagi republik-republik Baltik memilih untuk memisahkan diri dari Uni Soviet. Pada bulan Maret, dilakukan referendum, di mana sebagian besar penduduk yang berpartisipasi memilih untuk mengubah Uni Soviet menjadi renewed federation. Bulan Agustus 1991, terjadi percobaan kudeta oleh anggota pemerintah Gorbachev, diarahkan melawan Gorbachev dan bertujuan untuk mempertahankan Uni Soviet. Namun, kudeta ini gagal dan malah berakhir dengan bubarnya Partai Komunis Uni Soviet. Tanggal 25 Desember 1991, Uni Soviet bubar menjadi 15 negara yang terpisah.", "question_text": "kapankah Rusia didirikan menjadi sebuah negara?", "answers": [{"text": "25 Desember 1991", "start_byte": 1121, "limit_byte": 1137}]} {"id": "-4036365439671839052-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "siapakah presiden pertama Indonesia?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "-207906000591080388-1", "language": "indonesian", "document_title": "Situs Trowulan", "passage_text": "Kawasan berdirinya struktur-struktur besar (candi, makam, dan kolam) mencakup wilayah sekitar 5 km × 5 km, dipotong oleh jalan negara yang menghubungkan kota Jombang dan Surabaya. Namun demikian, temuan-temuan yang terpendam diketahui berada di luar kawasan tersebut dan mencakup kawasan lebih luas dengan ukuran 11 km × 9 km[1], hingga mencakup pula wilayah timur Kabupaten Jombang.", "question_text": "berapakah luas Situs Trowulan?", "answers": [{"text": "11 km × 9 km", "start_byte": 314, "limit_byte": 327}]} {"id": "656223280090526698-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "\nSejarah Kekristenan tidak bisa dipisahkan dari Sejarah gereja Kristen yang membawa ajaran agama Kristen, mengayomi penganutnya dan menjadi saksi perkembangan pekerjaan yang telah dijalankan sepanjang dua ribu tahun, sejak abad pertama Masehi, mulai dari tanah Israel hingga ke Eropa, Amerika, dan seluruh dunia, termasuk Indonesia. Sejarah gereja sangat menarik untuk dicermati, dipengaruhi oleh tokoh-tokoh gereja yang tidak terbilang banyaknya, dan juga menimbulkan kejadian-kejadian yang mengubah alur sejarah dunia. Tanggal-tanggal terpenting dalam sejarah gereja dan kekristenan dapat dilihat pada sub bagian artikel ini.", "question_text": "kapankah Kristen pertama kali muncul?", "answers": [{"text": "abad pertama Masehi", "start_byte": 223, "limit_byte": 242}]} {"id": "-2962973714619338001-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tutur Tinular (sinetron 2011)", "passage_text": "Tutur Tinular versi 2011 adalah sebuah sinetron kolosal produksi Genta Buana Paramita yang disutradarai oleh Vasant M. Patel dengan mengangkat tema cerita Tutur Tinular karya S. Tidjab. Meskipun awalnya sinetron ini mengikuti alur cerita sandiwara radio Tutur Tinular yang asli dan memperoleh rating sepuluh besar, akhirnya Tutur Tinular versi 2011 mengalami pengembangan kisah yang amat sangat melenceng dari kisah aslinya memperoleh kecaman dari pemirsa.[1] Sinetron ini disiarkan di Indosiar dari tanggal 26 September 2011 dan berakhir tanggal 3 September 2012.[2]", "question_text": "Siapakah penerbit sinetron Tutur Tinular versi 2011?", "answers": [{"text": "Genta Buana Paramita", "start_byte": 65, "limit_byte": 85}]} {"id": "-3510038539030000099-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "Band ini terkenal dengan kemampuan teknis instrumentalis nya, yang telah memenangkan banyak penghargaan dari majalah musik. Gitaris John Petrucci dinobatkan sebagai pemain ketiga tur G3 enam kali, lebih banyak dari pemain lain yang diundang. Pada tahun 2009 ia dinobatkan sebagai gitaris metal terbaik No 2 oleh Joel McIver dalam bukunya \"Greatest Metal Guitarists\". Dia juga terpilih sebagai salah satu dari \"Top 10 Fastest Shredders of All Time\" oleh majalah GuitarOne.[1] Jordan Rudess dianggap salah satu pemain keyboard yang terbesar sepanjang masa oleh banyak kalangan seperti MusicRadar.[2] Mantan drummer Mike Portnoy telah memenangkan 26 penghargaan dari majalah \"\" dan juga orang termuda kedua (pada usia 37) yang dilantik ke dalam Rock Drummer Hall of Fame. Penggantinya, Mike Mangini sebelumnya juga ditetapkan mencatat rekor 5 WFD (Drumer Tercepat Dunia).[3] John Myung terpilih sebagai bassis terbesar sepanjang masa dalam sebuah jajak pendapat yang dilakukan oleh pada bulan Agustus hingga September 2010.[4]", "question_text": "siapakah gitaris Dream Theater ?", "answers": [{"text": "John Petrucci", "start_byte": 132, "limit_byte": 145}]} {"id": "-3318368310758306688-2", "language": "indonesian", "document_title": "Piala FA", "passage_text": "Ketika pertama kali digelar pada musim 1871-1872, kompetisi ini hanya diikuti oleh 17 klub.", "question_text": "Kapankah Piala FA pertama kali diselenggarakan ?", "answers": [{"text": "1871-1872", "start_byte": 39, "limit_byte": 48}]} {"id": "-3156559479572283720-1", "language": "indonesian", "document_title": "First Satanic Church", "passage_text": "Situs gereja tersebut mengklaim bahwa organisasi tersebut telah didirikan pada tahun 1966, dan tahun 1999 menjadi \"pendirian kembali\" Gereja Setan, yang mengklaim kontinuitas langsung dengan Anton LaVey. Karla menegaskan bahwa dia kembali mewakili ajaran asli ayahnya dari mana pemerintahan Gereja Setan saat ini telah tiada, dan mempertahankan sikap elitis dari organisasi asli ayahnya. Buku Anton LaVey, The Satanic Bible dinyatakan sebagai bacaan wajib sebelum bergabung dengan First Satanic Church.[3]", "question_text": "Kapan ajaran Setanisme ditemukan?", "answers": [{"text": "1966", "start_byte": 85, "limit_byte": 89}]} {"id": "4108834777590353636-114", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Dingin", "passage_text": "Pada bulan April 1978, Partai Demokrasi Rakyat Afganistan (PDPA) yang berhaluan komunis merebut kekuasaan atas Afganistan melalui Revolusi Saur. Dalam hitungan bulan, penentang pemerintahan komunis melancarkan pemberontakan di Afganistan timur, yang dengan cepat berkembang menjadi perang saudara antara gerilyawan mujahidin melawan tentara pemerintah. Pemerintah Pakistan memfasilitasi para pemberontak dengan pusat-pusat pelatihan rahasia, sedangkan Uni Soviet mengirim ribuan penasihat militer untuk mendukung pemerintahan PDPA.[219] Sementara itu, meningkatnya gesekan antara faksi-faksi yang bersaing di PDPA–faksi Khalq yang dominan dan Parcham yang lebih moderat – menyebabkan pemberhentian anggota kabinet dan penangkapan perwira militer Parchami dengan dalih kudeta terhadap Parchami. Pada pertengahan 1979, Amerika Serikat memulai sebuah program rahasia untuk membantu mujahidin.[220]", "question_text": "kapankah Perang Soviet–Afganistan dimulai?", "answers": [{"text": "April 1978", "start_byte": 11, "limit_byte": 21}]} {"id": "-3279947699701597534-25", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Komputer University College di London merupakan komputer pertama yang\nada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan Arpanet. Pada tahun\nyang sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahn\nmempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal\nbakal pemikiran internet. Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya\ndi Universitas Sussex.", "question_text": "siapakah penggagas Internet yang pertama?", "answers": [{"text": "Vinton Cerf dan Bob Kahn", "start_byte": 181, "limit_byte": 205}]} {"id": "6494260149129711370-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ordo mendikan", "passage_text": "Gerakan mendikan dalam sejarah gereja dimulai pada abad Ke-13 di Eropa Barat. Pada saat itu para rahib bekerja sesuai dengan keterampilan dalam biara. Dasar kepemilikan mereka adalah segala sesuatu adalah milik bersama, yang didasarkan dari Kisah Para Rasul bab 2 dan bab 4.[1] Dengan bangkitnya gerakan kebiaraan di Eropa, biara-biara tidak hanya menarik pemuda dan pemudi yang memang terinspirasi untuk menjadi rahib dan rubiah. Tapi juga menarik bagi hal-hal duniawi dan kekayaan. Hal ini tentu bertentangan dengan ajaran; Yesus datang ke dunia bagi orang miskin dan papa, dan Gereja sejati adalah gereja bagi orang miskin.", "question_text": "Kapan Ordo mendikan pertama muncul?", "answers": [{"text": "abad Ke-13", "start_byte": 51, "limit_byte": 61}]} {"id": "2189777065130177886-15", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Guiscard", "passage_text": "Bari menyusut pada bulan April 1071, dan pasukan Bizantium akhirnya diusir dari Italia selatan. Wilayah di sekitar Salerno sudah dipegang oleh Guiscard, dan pada bulan Desember 1076 ia merebut kota, mengusir Pangeran Langobardi Gisolfo, yang saudara perempuannya Sikelgaita ia nikahi. Serangan Norman pada Benevento, sebuah fief kepausan, memperingatkan dan membuat marah Paus Gregorius VII. Ditekan oleh kaisar, Heinrich IV, Gregorius VII berpaling lagi ke Normandie, dan di Ceprano pada bulan Juni 1080, ia menginvestasikan kembali Guiscard, mengamankannya juga di Abruzzo, sementara mereservasi Salerno.", "question_text": "Kapan Robert Guiscard menaklukan Italia Selatan ?", "answers": [{"text": "Desember 1076", "start_byte": 168, "limit_byte": 181}]} {"id": "5693915072020504186-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nissan Motors", "passage_text": "Nissan Motor Company Ltd(bahasa Jepang: 日産自動車株式会社,Nissan Jidōsha Kabushiki-gaisha) (TYO: ), biasanya disingkat sebagai Nissan (/[invalid input: 'icon']ˈniːsɑːn/ atau UK: /ˈnɪsæn/; bahasa Jepang: [nisːaɴ]) adalah sebuah produsen otomotif multinasional asal Jepang. Merek ini merupakan divisi utama dari Grup Nissan. Nissan dulunya dipasarkan dengan merek Datsun sampai tahun 1983. Kantor utamanya terletak di wilayah Ginza dari Chūō-ku, Tokyo tetapi Nissan merencanakan akan memindahkan kantor utama mereka ke Yokohama, Kanagawa pada 2010, di mana konstruksi sudah dimulai pada 2007. Pada tahun 2011, mereka resmi memindahkan kantor pusat ke Nishi-ku, Yokohama.", "question_text": "Dari manakah asal perusahaan Nissan Motors?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 284, "limit_byte": 290}]} {"id": "-3090853478469336111-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah Wangsakerta", "passage_text": "Naskah Wangsakerta adalah istilah yang merujuk pada sekumpulan naskah yang disusun oleh Pangeran Wangsakerta secara pribadi atau oleh \"Panitia Wangsakerta\". Menurut isi Pustaka Rajya Rajya i Bhumi Nusantara parwa (bagian) V sarga (jilid/naskah) 5 yang berupa daftar pustaka, setidaknya perpustakaan Kesultanan Cirebon mengoleksi 1703 judul naskah, yang 1213 di antaranya berupa karya Pangeran Wangsakerta beserta timnya.", "question_text": "Apa itu Naskah Wangsakerta?", "answers": [{"text": "istilah yang merujuk pada sekumpulan naskah yang disusun oleh Pangeran Wangsakerta secara pribadi atau oleh \"Panitia Wangsakerta\"", "start_byte": 26, "limit_byte": 155}]} {"id": "-2373468020470164808-0", "language": "indonesian", "document_title": "Didong", "passage_text": "Didong adalah sebuah kesenian rakyat Gayo yang memadukan unsur tari, vokal, dan sastra. Didong dimulai sejak zaman Reje Linge XIII. Salah seorang seniman yang peduli pada kesenian ini adalah Abdul Kadir To`et. Kesenian didong lebih digemari oleh masyarakat Takengon dan Bener Meriah.", "question_text": "sejak kapan kah Seni Didong dilakukan?", "answers": [{"text": "zaman Reje Linge XIII", "start_byte": 109, "limit_byte": 130}]} {"id": "5818888293683020628-1", "language": "indonesian", "document_title": "Accel World", "passage_text": "Haruyuki \"Haru\" Arita adalah seorang pemuda bertubuh pendek dan gemuk yang sering diejek oleh berandalan di SMP Umesato. Akibatnya ia menjadi sangat rendah diri. Ia melarikan diri dari siksaan di kehidupan nyata dengan log in ke jaringan lokal sekolah dimana ia selalu memainkan permainan dan menunjukkan keterampilannya. Hal ini menarik perhatian Kuroyukihime (secara harfiah berarti \"Putri Salju Hitam\"), seorang gadis populer dan menarik yang menjabat sebagai Wakil Ketua OSIS.", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam novel Accel World?", "answers": [{"text": "Haruyuki \"Haru\" Arita", "start_byte": 0, "limit_byte": 21}]} {"id": "-6573631889334321264-9", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Protestan di Indonesia", "passage_text": "Statistik (2010)[3]\nJumlah gereja/jemaat: 4.808 jemaat dari 12 Sinode GBM\nJumlah anggota jemaat: 3.047.300 jiwa", "question_text": "Berapa jumlah Gereja Protestan Indonesia?", "answers": [{"text": "12", "start_byte": 60, "limit_byte": 62}]} {"id": "2413056022433196182-0", "language": "indonesian", "document_title": "Austria", "passage_text": "Republik Austria (bahasa Jerman: Republik Österreich) atau Austria adalah sebuah negara yang terkurung daratan di tengah-tengah Eropa Tengah. Berbatasan dengan Jerman dan Ceko di utara, Slowakia dan Hongaria di timur, Slovenia dan Italia di selatan, dan Swiss dan Liechtenstein di barat. Ibukotanya adalah Vienna. Austria terkenal dengan musik klasiknya.", "question_text": "Apa nama ibukota Austria ?", "answers": [{"text": "Vienna", "start_byte": 307, "limit_byte": 313}]} {"id": "4767658594182879697-29", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja-Gereja Katolik Timur", "passage_text": "jmpl|Gedung Gereja Katolik-Yunani berukuran kecil beserta menara loncengnya di desa Sielec, Drohobych Raion dari abad ke-17, dibangun dalam gaya arsitektur yang lazim di daerah itu\nSebagian besar Gereja Katolik Timur muncul karena ada sekelompok umat dalam Gereja Kristen Ortodoks yang berselisih paham dengan Roma memilih untuk masuk dalam persekutuan paripurna dengan tahta keuskupan Roma. Meskipun demikian, Gereja Maronit mengklaim tidak pernah berpisah dengan Roma, dan tidak memiliki Gereja Ortodoks tandingan di luar persekutuan dengan Sri Paus. Gereja Katolik Italo-Albania juga tidak pernah berpisah dari Roma, tetapi, tidak seperti Gereja Maronit, Gereja ini menggunakan ritus liturgi yang sama dengan Gereja-Gereja Ortodoks Timur. Gereja Siro-Malabar, berbasis di Kerala, India, juga mengklaim tidak pernah secara sadar berpisah dengan Roma. Umat Kristiani Kerala lainnya, yang awalnya berasal dari tradisi Siria-Timur yang sama, justru beralih ke tradisi Siria-Barat dan kini menjadi bagian dari Ortodoksi Oriental (sebagian umat Ortodoks Oriental di India bersatu kembali dengan Gereja Katolik pada 1930 dan menjadi Gereja Katolik Siro-Malankara).", "question_text": "tahun berapakah Gereja Katolik Siro-Malankara dibangun?", "answers": [{"text": "1930", "start_byte": 1112, "limit_byte": 1116}]} {"id": "2574649397857865366-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kenanga", "passage_text": "Kenanga adalah flora identitas Aceh dan Provinsi Sumatera Utara.", "question_text": "dari manakah asla bunga Kenanga ?", "answers": [{"text": "Aceh dan Provinsi Sumatera Utara", "start_byte": 31, "limit_byte": 63}]} {"id": "-6131181526636264734-6", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Juanda", "passage_text": "Di tengah proses pembangunan bandara ini, sempat terjadi krisis masalah keuangan. Ketika itu bahkan pihak Batignolles sempat mengancam untuk hengkang. Penanganan masalah ini pun sampai ke Presiden Sukarno. Dan Presiden Sukarno kemudian memberikan mandat kepada Waperdam I Ir. Djuanda untuk mengatasi masalah ini hingga proyek ini selesai. Pada tanggal 15 Oktober 1963, Ir. Djuanda mendarat di landasan ini dengan menumpangi Convair 990 untuk melakukan koordinasi pelaksanaan proyek pembangunan. Tidak lama setelah itu, pada tanggal 7 November 1963 Ir. Djuanda wafat. Karena dianggap sangat berjasa atas selesainya proyek tersebut dan untuk mengenang jasa-jasa dia, maka pangkalan udara baru tersebut diberi nama Pangkalan Udara Angkatan Laut (LANUDAL) Djuanda dan secara resmi dibuka oleh Presiden Sukarno pada tanggal 12 Agustus 1964. Selanjutnya pangkalan udara ini digunakan sebagai pangkalan induk (home base) skuadron pesawat pembom Ilyushin IL-28 dan Fairey Gannet milik Dinas Penerbangan ALRI.", "question_text": "Kapan Bandara Juanda diresmikan ?", "answers": [{"text": "12 Agustus 1964", "start_byte": 819, "limit_byte": 834}]} {"id": "-6185223094823901566-22", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Goguryeo-Sui", "passage_text": "Kampanye militer yang gagal ini telah menyebabkan Sui kehilangan jutaan rakyatnya. Ketidakpuasan terhadap pemerintah pusat mulai timbul dimana-mana. Pemberontakan Yang Xuan’gan walaupun telah ditumpas namun bibit-bibit pemberontakan itu telah menyebar ke berbagai daerah. Pemberontakan petani meletus dimana-mana menentang kesewenang-wenangan sang kaisar. Ketika ibukota sudah dalam keadaan kritis karena dibayangi pemberontakan, Kaisar Yang memindahkan ibukotanya ke Jiangdu (sekarang Yangzhou, Jiangsu). Pemberontakan terus meluas, bahkan para pejabat dan jenderal-jenderal Sui pun mulai ikut melawan kaisar. Pada tahun 618, Kaisar Yang dibunuh dalam sebuah kudeta yang dipimpin oleh jenderalnya, Yuwen Huaji. Sementara itu, Goguryeo walaupun meraih kemenangan dalam perang ini, namun kekuatan dan sumber dayanya banyak terkuras. Hal ini menyebabkan runtuhnya kerajaan itu pada tahun 668 karena diserang lawannya, Kerajaan Silla yang beraliansi dengan Cina yang saat itu telah dikuasai Dinasti Tang.", "question_text": "Siapa yang menang dalam perang Goguryeo-Su?", "answers": [{"text": "Goguryeo", "start_byte": 729, "limit_byte": 737}]} {"id": "-9202855683237786909-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lembaga Survei Indonesia", "passage_text": "Kapan Didirikan:\nLembaga Survei Indonesia (LSI) didirikan oleh YAYASAN PENGEMBANGAN DEMOKRASI INDONESIA (YPDI) pada bulan Agustus 2003, bersifat independen, non-partisan atau tidak berafiliasi pada partai politik maupun tokoh atau kelompok yang terlibat dalam kontestasi politik, dan nirlaba. LSI didirikan oleh tokoh-tokoh yang tepercaya independensinya, profesional, dan pro-demokrasi.", "question_text": "siapakah pendiri Lembaga Survei Indonesia?", "answers": [{"text": "YAYASAN PENGEMBANGAN DEMOKRASI INDONESIA", "start_byte": 63, "limit_byte": 103}]} {"id": "3810567994845143593-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dirgantara Indonesia", "passage_text": "\nPT Dirgantara Indonesia (DI) (nama bahasa Inggris: Indonesian Aerospace Inc.) adalah industri pesawat terbang yang pertama dan satu-satunya di Indonesia dan di wilayah Asia Tenggara. Perusahaan ini dimiliki oleh Pemerintah Indonesia. DI didirikan pada 26 April 1976 dengan nama PT Industri Pesawat Terbang Nurtanio dan BJ Habibie sebagai Presiden Direktur. Industri Pesawat Terbang Nurtanio kemudian berganti nama menjadi Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) pada 11 Oktober 1985. Setelah direstrukturisasi, IPTN kemudian berubah nama menjadi Dirgantara Indonesia pada 24 Agustus 2000.\n", "question_text": "Kapan industri pesawat terbang dimulai di Indonesia ?", "answers": [{"text": "26 April 1976", "start_byte": 253, "limit_byte": 266}]} {"id": "-6283148120874435563-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Pengucapan Syukur", "passage_text": "Hari Pengucapan Syukur (bahasa Inggris: Thanksgiving Day) adalah hari libur di Amerika Utara untuk mengucapkan terima kasih dan rasa bersyukur di akhir musim panen. Hari Pengucapan Syukur adalah hari libur resmi di Amerika Serikat yang jatuh pada Kamis keempat di bulan November. Di Kanada, Thanksgiving jatuh pada hari Senin kedua di bulan Oktober.", "question_text": "Kapan Hari Pengucapan Syukur di Amerika Serikat dirayakan?", "answers": [{"text": "Kamis keempat di bulan November", "start_byte": 247, "limit_byte": 278}]} {"id": "2031805198049285467-3", "language": "indonesian", "document_title": "Naoko Takeuchi", "passage_text": "Hasil karya Takeuchi sangat dikagumi oleh penggemar anime/manga. Dia adalah seorang mangaka yang cukup terkenal di Amerika Serikat. Karyanya yang paling populer, Sailor Moon, telah dicetak dan dijual secara luas di Amerika Utara. Takeuchi adalah seorang yang sangat suka bepergian dan telah sering mengunjungi Amerika Serikat. Dia menghadiri San Diego Comic-Con pada tahun 1998.", "question_text": "Siapa penulis komik yang paling terkenal di Jepang?", "answers": [{"text": "Takeuchi", "start_byte": 12, "limit_byte": 20}]} {"id": "-2518603114394696635-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jaringan wilayah lokal", "passage_text": "Jaringan area lokal (English: local area network biasa disingkat LAN) adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil. Saat ini, kebanyakan LAN berbasis pada teknologi IEEE 802.3 Ethernet menggunakan perangkat switch, yang mempunyai kecepatan transfer data 10, 100, atau 1000 Mbit/s. Selain teknologi Ethernet, saat ini teknologi 802.11b (atau biasa disebut Wi-fi) juga sering digunakan untuk membentuk LAN. Tempat-tempat yang menyediakan koneksi LAN dengan teknologi Wi-fi biasa disebut hotspot.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan LAN?", "answers": [{"text": "jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil; seperti jaringan komputer kampus, gedung, kantor, dalam rumah, sekolah atau yang lebih kecil", "start_byte": 77, "limit_byte": 234}]} {"id": "-5107924657513837093-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konsili Vatikan II", "passage_text": "\n\n\n\n\nKonsili Ekumenis Vatikan Kedua atau Vatikan II (1962-1965), adalah sebuah Konsili Ekumenis ke-21 dari Gereja Katolik Roma yang dibuka oleh Paus Yohanes XXIII pada 11 Oktober 1962 dan ditutup oleh Paus Paulus VI pada 8 Desember 1965. Pembukaan Konsili ini dihadiri oleh hingga 2540 orang uskup Gereja Katolik Roma sedunia (atau juga disebut para Bapa Konsili), 29 pengamat dari 17 Gereja lain, dan para undangan yang bukan Katolik.", "question_text": "Kapan Konsili Ekumenis kedua terjadi?", "answers": [{"text": "1962-1965", "start_byte": 53, "limit_byte": 62}]} {"id": "8048196315199198719-11", "language": "indonesian", "document_title": "Eudes IV dari Bourgogne", "passage_text": "Mungkin warisan terbesar terlihat di dalam istana Bourgogne kemudian dari adipati-adipati Valois, Eudes adalah pelindung seni dan gereja dan mensponsori banyak seniman-seniman muda. Ia juga mengusahakan hubungan-hubungan baik politik dan dengan menikahi seorang putri kerajaan Perancis, ia menjamin hubungan baik dengan kerajaan tetangga. Kematian dini putranya, menjadikan Philippe mengangkat cucunya yang berusia empat tahun sebagai ahli waris. Ia menggantikan Eudes IV sebagai Philippe I setelah Eudes meninggal karena wabah. Sebagian besar sumber menyatakan tempat kematiannya adalah di Sens, pada hari jumat, tanggal 3 April 1349. Beberapa sumber menyatakan tahun 1350.", "question_text": "apakah penyebab kematian Eudes IV?", "answers": [{"text": "wabah", "start_byte": 522, "limit_byte": 527}]} {"id": "-5253508468661118335-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suster Ngesot (film)", "passage_text": "Suster Ngesot adalah film horor Indonesia yang dirilis pada tahun 2007. Film yang disutradari oleh Arie Azis ini dibintangi antara lain oleh Nia Ramadhani, Mike Lewis, dan Jajang C. Noer.", "question_text": "Kapan Suster Ngesot dirilis ?", "answers": [{"text": "2007", "start_byte": 66, "limit_byte": 70}]} {"id": "634125156101822929-2", "language": "indonesian", "document_title": "Langitmusik", "passage_text": "LangitMusik diluncurkan pada tanggal 18 Januari 2010 dan menjadi pelopor portal musik yang legal dan mengurangi pembajakan hasil karya musik. Hanya dalam hitungan bulan, LangitMusik berhasil mengantungi Rp150 juta perbulannya dengan 40.000 lagu diunduh tiap bulannya.[2] Hingga saat ini LangitMusik dan MelOn adalah pemain terbesar di industri musik online Indonesia.[3]", "question_text": "Kapan aplikasi LangitMusik dirilis?", "answers": [{"text": "18 Januari 2010", "start_byte": 37, "limit_byte": 52}]} {"id": "-5595918620543482780-0", "language": "indonesian", "document_title": "Artropoda", "passage_text": "Artropoda adalah filum yang paling besar dalam dunia hewan dan mencakup serangga, laba-laba, udang, lipan, dan hewan sejenis lainnya. Artropoda biasa ditemukan di laut, air tawar, darat, dan lingkungan udara, termasuk berbagai bentuk simbiosis dan parasit. Kata artropoda berasal dari bahasa Yunani ἄρθρον árthron, \"ruas, buku, atau segmen\", dan πούς pous (podos), \"kaki\", yang jika disatukan berarti \"kaki berbuku-buku\"[2]. Artropoda juga dikenal dengan nama hewan berbuku-buku atau hewan beruas.", "question_text": "Di mana habitat Artropoda?", "answers": [{"text": "laut, air tawar, darat, dan lingkungan udara, termasuk berbagai bentuk simbiosis dan parasit", "start_byte": 163, "limit_byte": 255}]} {"id": "1372949170784431594-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Sui", "passage_text": "\nDinasti Sui (Hanzi: 隋朝, hanyu pinyin: Sui Chao) (581 - 618) adalah sebuah dinasti yang menjadi peletak dasar bagi kejayaan Dinasti Tang sesudahnya. Dinasti ini mempersatukan Tiongkok yang terpecah belah pada Zaman Enam Belas Negara sebelumnya. Terusan besar dibangun pada masa dinasti ini. Dinasti ini cukup pendek karena hanya 2 kaisar yang benar-benar memerintah. Kaisar-kaisar berikutnya hanyalah kaisar boneka yang dipasang oleh para jenderal dan penguasa militer sebelum akhirnya mereka sendiri mendirikan dinastinya sendiri. Li Yuan, sepupu Yang Guang, kaisar dinasti Sui yang kedua, merebut kekuasaan dan mendirikan dinasti Tang.", "question_text": "Kapan masa pemerintahan Dinasti Sui berakhir ?", "answers": [{"text": "618", "start_byte": 60, "limit_byte": 63}]} {"id": "-4025460524155929823-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vellum", "passage_text": "\nVellum (diturunkan dari kata Latin “vitulinum” artinya \"dibuat dari sapi muda\", yang menjadi istilah bahasa Perancis kuno “Vélin”, artinya \"kulit sapi muda\"; \"calfskin\") adalah sebutan bagi lembaran untuk menulis yang terbuat dari kulit sapi muda,[1] dan bukan dari kulit binatang lain.[2] Biasanya dipersiapkan untuk ditulisi atau bahan cetakan, guna menghasilkan halaman-halaman tunggal, gulungan, kodeks atau buku. Istilah ini seringkali digunakan lebih luas untuk menyebut perkamen berkualitas halus yang terbuat dari berbagai kulit binatang.", "question_text": "Dari mana asal bahan velum?", "answers": [{"text": "kulit sapi muda", "start_byte": 241, "limit_byte": 256}]} {"id": "2827598208724370583-2", "language": "indonesian", "document_title": "Euro", "passage_text": "Ada 19 negara anggota Uni Eropa yang menggunakan Euro sebagai mata uang. Wilayah pengguna mata uang ini disebut sebagai Zona Euro. Sebelas negara pertama mulai menggunakan sejak awal 1999. Yunani menjadi pengguna ke-12 sejak awal 2001. Mulai tanggal 1 Januari 2007 Slovenia turut bergabung. Siprus dan Malta menggunakan sejak 1 Januari 2008. Slowakia, yang bergabung mulai 1 Januari 2009 dan Estonia pada 1 januari 2011. Yang terakhir adalah Latvia pada 1 Januari 2014. Yang terakhir adalah Lituania pada 1 Januari 2015. Berikut adalah negara-negara pengguna mata uang ini:", "question_text": "Kapan Yunani mulai menggunakan mata uang Euro?", "answers": [{"text": "awal 2001", "start_byte": 225, "limit_byte": 234}]} {"id": "8726761737785195085-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mara", "passage_text": "Mara adalah pohon berukuran sedang, tingginya mencapai 20-25 m, dengan batang bebas cabang 10-15 m. Batangnya tegak, sementara Heyne (1917) mengatakan batangnya bengkok. Adapun, tebal batang 20–50cm.[3][5] Mara tergolong sebagai pohon lapis bawah yang tumbuh di bawah kanopi hutan.[2] Diameter batang mara mencapai 55cm dan tidak berbanir. Kulit batang berwarna agak abu-abu atau cokelat muda, berambut apabila tumbuh di dataran rendah atau gundul seumpama tumbuh di pegunungan. Tajuk pohon tidak lebat. Daunnya berjenis tunggal berbentuk hati agak bulat, bertangkai nyata yang berwarna coklat kotor, dan sewaktu masih muda, mengeluarkan cairan berwarna merah-darah.[5]", "question_text": "Apakah jenis daun tumbuhan Mara?", "answers": [{"text": "tunggal", "start_byte": 523, "limit_byte": 530}]} {"id": "-811865949676272753-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Ptolemaik", "passage_text": "Kerajaan Ptolemaik (Greek: Πτολεμαϊκὴ βασιλεία)[1] adalah kerajaan Hellenistik yang meliputi wilayah Mesir dan sekitarnya setelah penaklukan oleh Aleksander Agung pada tahun 332 SM. Kerajaan Ptolemaik berdiri ketika Ptolemaios I Soter menyatakan dirinya sebagai Firaun Mesir pada tahun 305 SM dan berakhir pada saat kematian Kleopatra VII dan penaklukan oleh Romawi pada tahun 30 SM. Kerajaan ini membentana dari Suriah selatan di sebelah timur, sampai Kirene di sebelah barat, dan sampai Nubia di sebelah selatan. Kerajaan Ptolemaik banyak berperan dalam menyebarkan peradaban Hellenistik di Mesir. Alexandria (Iskandariyah) adalah ibukota Kerajaan Ptolemaik dan merupakan pusat peradaban dan perdagangan Yunani di Mesir. Untuk memperoleh pengakuan dari penduduk asli Mesir, orang-orang Yunani yang memimpin kerajaan ini menyatakan diri sebagai penerus para Firaun. Banyak dari raja Ptolemaik pada masa selanjutnya yang menyerap tradisi Mesir, di antaranya menikahi saudara kandung mereka sendiri, membuat penggambaran diri mereka pada monumen Mesir dengan pakaian dan gaya Mesir, dan bepartisipasi dalam kehidupan keagamaan Mesir.[2][3] Kerajaan Ptolemaik ini akhirnya runtuh setelah banyaknya pemberontakan dari penduduk asli, perang dengan bangsa lain, serta perang saudara, yang menyebabkan kerajaan ini diambil alih oleh Kekaisaran Romawi. Sementara kebudayaan Helenistik sendiri terus berkembang di Mesir sampai penaklukan oleh Muslim. Periode Kerajaan Ptolemaik di Mesir adalah periode dari Zaman Hellenistik yang terdokumentasikan paling baik. Banyak naskah papirus yang ditulis oleh orang Yunani dan Mesir ditemukan di sana.[4]", "question_text": "Kapan Kerajaan Ptolemaik didirikan?", "answers": [{"text": "332 SM", "start_byte": 193, "limit_byte": 199}]} {"id": "-1042699901139729809-21", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Luas wilayah provinsi Riau adalah 87.023,66km², yang membentang dari lereng Bukit Barisan hingga Selat Malaka. Riau memiliki iklim tropis basah dengan rata-rata curah hujan berkisar antara 2000-3000 milimeter per tahun, serta rata-rata hujan per tahun sekitar 160 hari.", "question_text": "berapakah luas Riau?", "answers": [{"text": "87.023,66km²", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "-5537755763189602187-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gulden Belanda", "passage_text": "Gulden Belanda (Dutch: gulden, IPA:[ˈɣʏldən]; mata uang: ƒ atau fl.) adalah mata uang Belanda sejak abad ke-17 hingga 2002 ketika digantikan oleh euro. Antara 1999 dan 2002, gulden secara resmi menjadi \"subunit nasional\" untuk euro. Tetapi, pembayaran fisik hanya dapat dilakukan dengan gulden, karena tidak ada koin atau uang kertas euro yang tersedia. Gulden masih digunakan di Antillen Belanda, sebuah dependensi Belanda, meski mata uang ini berbeda dari gulden Belanda. Pada 2004, gulden Suriname digantikan dengan dolar Suriname.", "question_text": "apakah nama mata uang belanda?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 151, "limit_byte": 155}]} {"id": "7360985413344333945-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Dimanakah letak Dinasti Qing?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 165, "limit_byte": 173}]} {"id": "3266788173451652189-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nabi Musa", "passage_text": "Nabi Musa adalah seorang rasul dan nabi pilihan Allah yang diutus menghadap kepada kaum Fir'aun, serta diutus membebaskan Bani Israel menghadapi penindasan bangsa Mesir.[1] nabi Musa dikenal sebagai perantara dalam hal pengajaran agama dan pengampunan dosa untuk Bani Israel.[2] Musa bergelar Kalimullah (seseorang yang berbicara dengan Allah).[3] nabi Musa merupakan figur yang paling sering disebut di kitab Al-Quran, yakni sebanyak 136 kali serta termasuk golongan Rasul Ulul Azmi.", "question_text": "Apakah nama kaum nabi Musa ?", "answers": [{"text": "Fir'aun", "start_byte": 88, "limit_byte": 95}]} {"id": "5783547443611533195-4", "language": "indonesian", "document_title": "Marvel Comics", "passage_text": "Kesepakatan tersebut akan memberi Disney kepemilikan lebih dari 5.000 karakter tokoh Marvel Entertainment. Para Superhero tersebut akan tersedia dalam segala bentuk barang dagangan dan pernak-pernik keren sebagai usaha dari Disney untuk menarik minat anak laki-laki untuk membelinya, seperti yang dikutip Reuters.[4]", "question_text": "Berapa jumlah seperhero dalam komik marvel ?", "answers": [{"text": "5.000", "start_byte": 64, "limit_byte": 69}]} {"id": "-7480192507343641769-0", "language": "indonesian", "document_title": "Busana tradisional adat dayak", "passage_text": "\nBusana tradisional Adat Dayak adalah pakaian khas yang digunakan oleh Suku Dayak disaat mengadakan upacara adat, acara perkawina dan acara lainnya. Busana tradisional Dayak juga memiliki fungsi sebagai pemberian kasta dimana desain corak yang berbeda atau lebih menonjol dari corak yang dikenakan pada umumnya menandakan orang tersebut adalah keturunan bangsawan, contohnya adalah corak bergambar harimau.", "question_text": "Apakah pakaian adat masyarakat Dayak ?", "answers": [{"text": "Busana tradisional Adat Dayak", "start_byte": 1, "limit_byte": 30}]} {"id": "-2586226025204753403-0", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi", "passage_text": "\nOrganisasi (Yunani: ὄργανον, organon - alat) adalah suatu kelompok orang dalam suatu wadah untuk tujuan bersama.", "question_text": "Apakah definisi dari organisasi ?", "answers": [{"text": "suatu kelompok orang dalam suatu wadah untuk tujuan bersama", "start_byte": 61, "limit_byte": 120}]} {"id": "4338278413833389606-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Timur", "passage_text": "Jawa Timur (disingkat Jatim) adalah sebuah provinsi di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya terletak di Surabaya. Luas wilayahnya 47.922km², dan jumlah penduduknya 42.030.633 jiwa (sensus 2017). Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara 6 provinsi di Pulau Jawa, dan memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di Indonesia setelah Jawa Barat. Jawa Timur berbatasan dengan Laut Jawa di utara, Selat Bali di timur, Samudra Hindia di selatan, serta Provinsi Jawa Tengah di barat. Wilayah Jawa Timur juga meliputi Pulau Madura, Pulau Bawean, Pulau Kangean serta sejumlah pulau-pulau kecil di Laut Jawa (Kepulauan Masalembu), dan Samudera Hindia (Pulau Sempu, dan Nusa Barung).", "question_text": "berapakah luas Jawa Timur?", "answers": [{"text": "47.922km²", "start_byte": 141, "limit_byte": 151}]} {"id": "1541267493479913078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Tanjung Esperance", "passage_text": "Pertempuran Tanjung Esperance atau dikenal sebagai Pertempuran Pulau Savo Kedua, dan menurut sumber Jepang sebagai Pertempuran Laut Pulau Savo(サボ島沖海戦,Sabo-tō Oki Kaisen) adalah pertempuran laut yang terjadi dari 11 Oktober hingga 12 Oktober 1942 semasa Perang Pasifik Perang Dunia II antara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dan Angkatan Laut Amerika Serikat. Pertempuran ini merupakan pertempuran ketiga dari lima pertempuran laut terbesar sepanjang kampanye Guadalkanal, dan terjadi di jalan masuk selat antara Pulau Savo dan Guadalkanal di Kepulauan Solomon.", "question_text": "Berapa lama Pertempuran Tanjung Esperance berlangsung?", "answers": [{"text": "11 Oktober hingga 12 Oktober 1942", "start_byte": 225, "limit_byte": 258}]} {"id": "-6792953445700116812-1", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft Windows", "passage_text": "Sistem operasi Windows telah berevolusi dari MS-DOS, sebuah sistem operasi yang berbasis modus teks dan command-line. Windows versi pertama, Windows Graphic Environment 1.0 pertama kali diperkenalkan pada 10 November 1983, tetapi baru keluar pasar pada bulan November tahun 1985, yang dibuat untuk memenuhi kebutuhan komputer dengan tampilan bergambar. Windows 1.0 merupakan perangkat lunak 16-bit tambahan (bukan merupakan sistem operasi) yang berjalan di atas MS-DOS (dan beberapa varian dari MS-DOS), sehingga ia tidak akan dapat berjalan tanpa adanya sistem operasi DOS. Versi 2.x, versi 3.x juga sama. Beberapa versi terakhir dari Windows (dimulai dari versi 4.0 dan Windows NT 3.1) merupakan sistem operasi mandiri yang tidak lagi bergantung kepada sistem operasi MS-DOS. Microsoft Windows kemudian bisa berkembang dan dapat menguasai penggunaan sistem operasi hingga mencapai 90%.", "question_text": "Kapan windows pertama kali dirilis ?", "answers": [{"text": "10 November 1983", "start_byte": 205, "limit_byte": 221}]} {"id": "-1969250559950894058-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serbuan Yuan-Mongol ke Jawa", "passage_text": "Serbuan Yuan-Mongol ke Jawa adalah invasi Kekaisaran Tiongkok-Mongol di bawah Dinasti Yuan ke tanah Jawadwipa (pulau Jawa sekarang). Pada tahun 1293, Kubilai Khan, Khan Agung Kekaisaran Mongol dan pendiri Dinasti Yuan, mengirim invasi besar ke pulau Jawa dengan 20,000[1] sampai 30,000 tentara. Ini adalah ekspedisi untuk menghukum Raja Kertanegara dari Kerajaan Singhasari, yang menolak membayar upeti dan bahkan melukai utusan Mongol.", "question_text": "Dimana letak Jawadwipa?", "answers": [{"text": "pulau Jawa sekarang", "start_byte": 111, "limit_byte": 130}]} {"id": "5084129195038542176-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman modern", "passage_text": "Masa modern ditandai dengan perkembangan pesat di bidang ilmu pengetahuan, politik, dan teknologi. Dari akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20, seni modern, politik, iptek, dan budaya tak hanya mendominasi Eropa Barat dan Amerika Utara, namun juga hampir setiap jengkal daerah di dunia. Termasuk berbagai macam pemikiran yang pro maupun yang kontra terhadap dunia Barat. Peperangan brutal dan masalah lain dari masa ini, banyak diakibatkan dari pertumbuhan yang cepat, dan hubungan antara hilangnya kekuatan norma agama dan etika tradisional. Hal ini menimbulkan banyak reaksi terhadap perkembangan modern. Optimisme dan kepercayaan dalam proses yang berjalan di tempat telah dikritik oleh pascamodernisme sementara dominasi Eropa Barat dan Amerika Utara atas benua lain telah dikritik oleh teori pascakolonial.", "question_text": "Kapan zaman modern dimulai ?", "answers": [{"text": "abad ke-19 dan awal abad ke-20", "start_byte": 110, "limit_byte": 140}]} {"id": "-4389168076651641739-1", "language": "indonesian", "document_title": "Merdeka 17805", "passage_text": "Film ini menuai kontroversi besar saat dirilis di Indonesia tahun 2001, terutama karena adanya adegan dimana seorang perempuan Jawa tua mencium kaki tentara Jepang sambil menceritakan salah satu bait dari Ramalan Jayabaya tentang kedatangan tentara Jepang di Jawa. Walaupun diproduksi dengan dana besar dan kerjasama Jepang dan Indonesia, film ini tidak beredar luas di Indonesia karena alasan politik.", "question_text": "Siapa produser film Merdeka 17805?", "answers": [{"text": "kerjasama Jepang dan Indonesia", "start_byte": 307, "limit_byte": 337}]} {"id": "4013792795586783601-4", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad Adnan", "passage_text": "Sepulangnya dari Makkah masyarakat muslim di Surakarta Sangat berharap agar Muhammad Adnan dapat mengamalkan dan meneruskan ilmu yang sudah dipelajarinya itu kepada masyarakat. Sedatangnya dari tanah suci Makkah, menjadi seorang putera mantu Haji Shafawi, Tegalsari, Muhammad Adnan sangat giat usaha amalnya untuk menggerakkan pelajaran Islam hingga berhasil baik. Kampung Tegalsari itu sekarang menjadi pusat pergerakan Islam, dan disitu didirikan masjid yang besar dan modern.\nSebenarnya Muhammad Adnan berkeinginan ingin mendirikan pesantren sendiri, akan tetapi karena ada tugas lain yang tak kalah pentingnya dengan mengelola pesantren. Meskipun demikian, ia tetap ingin menyebarluaskan ilmu agama Islam. Bidang yang dianggap tepat untuk menampung cita-citanya itu ialah bidang keguruan dan pendidikan. Muhammad Adnan sebenarnya kurang suka menjadi abdi dalem (pegawai kraton), priyayi atau pegawai negri. Berpangkal wasiat ayahandanya, telah mengantarkan Muhammad Adnan pada suratan takdir bahwa sampai akhir hayatnya ia harus membaktikan dirinya kepada Allah, bangsa dan negara melalui pegawai negri.\nBanyak orang yang berdatangan di rumahnya. Orang-orang dari berbagai kalangan untuk beguru dan mempelajari agama Islam. Ada di antara mereka dari kalangan anak muda, orang tua dan wanita. Orang yang berlatar belakang awam, orang-orang sederhana dan ada yang tergolong intelek. Di antaragolongan orang yang intelek terdapat guru-guru sekolah umum, misalnya Soemadi dan Koesban, keduanya adalah guru HIS. Mereka mengaji di luar jam kerja, yakni dari ashar sampai maghrib.\nMelihat kegiatan pengajian yang padat itu, ayahandanya memerintahkan anak-anaknya untuk medirikan sekolah. Itu dipenuhi dengan mendirikan sekolah Bawaleksana (khusus putri), Madrasah Tarbiyatul Aitam (Pendidikan anak-anak yatim) dan madrasah Syari’ah (pendidikan Agama Islam, khusus laki-laki). Ketiga jenis sekolah itu semuanya memberikan pendidikan agama Islam. Sedangkan sekolah Bawaleksana yang hanya khusus putri itu memberikan pendidikan umum dan agama.\nSebagai pendidik Muhammad Adnan pernah diangkat menjadi guru pada sekolah Madrasah Islamiyah di Pasar Kliwon (1916-1923), yang kemudian menjadi Holland Arabische School. Ia juga menjadi Mahaguru pada ”Kenkoku Gakuin” (Persiapan Sekolah Tinggi Hukum) zaman pendudukan Jepang.\nPada tahun 1948 Kementrian Agama RI, Muhammad Adnan diserahi membentuk SGHI (Sekolah Guru Hakim Islam) di Surakarta, yang kemudian pindah ke Yogyakarta dan berganti nama SGHA (Sekolah Guru Hakim Agama), kemudian menjadi PHIN (Pendidikan Hakim Islam Negeri) dan ia sebagai ketuanya.\nMuhammad Adnan pernah memimpin Madrasah Manba’ul Ulum Surakarta, setelah ia kembali belajar dari Makkah. Madrasah Manba’ul Ulum pertama kali dipimpin dipimpin oleh oleh Kiai Arfah, setelah Muhammad Adnan diangkat menjadi Penghulu maka pada tahun 1919 madrasah itu dipimpin oleh K.H. Jumhur, dan pada tahun 1946 Manbaul Ulum dipimpin oleh K.H. Jalil Zamakhsari.\nPada tahun 1951 Muhmmad Adnan mempelopori berdirinya ”Al Djami’atul Islamiyah” Perguruan Tinggi Islam Indonesia (PTII) di Surakarta bersama KH. Imam Ghozali dan KH. As’at. Selanjutnya PTII Solo ini digabung dengan UII Yoyakarta dan dikenal kemudian dengan nama UII cabang Solo. Pada tahun ini pula ia diangkat sebagai Dewan Kurator/Pengawas serta diangkat sebagai Guru Besar tidak tetap pada Fakultas Hukum PTII.\nTahun 1950 ketika Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri (PTAIN) diresmikan diberi kepercayaan menjadi ketuanya sampai perguruan tinggi itu menjadi IAIN (1960), selain itu ia juga diangkat menjadi guru besar dalam bidang fiqh ia juga menjadi dosen luar biasa di Univesitas Gajah Mada (UGM) Yogyakarta.\nDalam pendidikan keluarga, Muhammad Adnan memberikan pendidikan agama kepada anak-anaknya ada yang dilakukan dengan secara langsung dan ada pula yang dilaksanakan secara tidak langsung. Mulai usia 4 tahun, semua putranya diberikan pelajaran menghafal al-Fatihah ayat demi ayat, di teruskan dengan surat-surat dari juz ‘Amma yang pendek-pendek. Tuntunan menghafalkan firman Allah Swt. yang berupa surat-surat yang pendek itu diberikan langsung oleh Muhammad Adnan. Sesudah itu, ibu anak-anak melatih lagi hafalan-hafalan surat-surat pendek seperti surat al-Ikhlash, al-falaq dan yang lain-lain. Makin meningkat umur anak itu mangkin meningkat hafalannya.\nKetika di Jakarta, Muhammad Adnan memerintahkan kepada istrinya agar anak-anak ditingkatkan pendidikan agamanya, bukan hanya agar dapat membaca al-Qur’an saja melainkan perlu juga diberi pelajaran pokok-pokok ajaran Islam tentang Rukun Iman, Rukun Islam, tuntunan Ibadah dan Akhlak. Untuk melaksanakan maksud ini, anak-anak yang sudah agak besar (8-11 tahun) setiap sore sehabis salat Ashar diberikan pendidikan dan pelajaran agama yang meliputi bidang tauhid, fiqh, dan Akhlaqul Karimah.\nBuku rujukan (reference) yang digunakan Ibu adalah Aqidatul Awam untuk tauhid, Safinatun Najat untuk fiqh dan Hidayatul Islam karangan Muhammad Adnan sendiri untuk akhlaq. Kitab Hidayatul Islam adalah kitab karya Muhammad Adnan sendiri dengan memakai berbahasa Jawa berhuruf Arab Pegon, yang banyak juga disertai sumber-sumber Al-Qur’an dan Al-Hadis.\nDalam kebijaksanaan pendidikannya, meskipun Muhammad Adnan tergolong ulama, ia tidak pernah mengharuskan putra-putranya memilih bidang studi tertentu. Ia tidak pernah memberi tekanan kepada anak-anaknya. Kalau ia mempunyai pendapat tentang arah studi yang perlu ditempuh anak-anak, secara persuasif ia hanya menganjurkan dan bukan mewajibkan.\nMuhammad Adnan juga tidak pernah memerintah anak-anaknya yang berlebihan, dikarenakan menjaga supaya anak-anaknya terhindar dari dosa. Sebab perkara yang mubah bisa menjadi wajib jikala perintah itu dari orang tua ditujukan kepada anak-anaknya. Jangan sampai membebani anak yang akhirnya mengakibatkan dosa bagi si anak jika tidak dikerjakan perintah tesebut.", "question_text": "Kapan Prof. K.H.R. Muhammad Adnan mendirikan PTAIN", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 3393, "limit_byte": 3397}]} {"id": "1172506797667148730-0", "language": "indonesian", "document_title": "Titrimetri", "passage_text": "\n\nTitrimetri, dikenal juga sebagai titrasi,[1] adalah metode analisis kimia kuantitatif yang umum digunakan untuk menentukan konsentrasi dari suatu analit yang telah diketahui. Oleh karena pengukuran volume memainkan peran kunci dalam titrasi, metode ini dikenal juga dengan analisis volumetri. Pereaksi, disebut juga sebagai titer atau titrator[2] adalah larutan standar yang telah dipersiapkan. Titer dengan konsentrasi dan volume yang telah diketahui bereaksi dengan larutan analit atau titran[3] untuk menentukan konsentrasinya. Volume titer yang bereaksi disebut volume titrasi.", "question_text": "Apa Analisis volumetri?", "answers": [{"text": "metode analisis kimia kuantitatif yang umum digunakan untuk menentukan konsentrasi dari suatu analit yang telah diketahui", "start_byte": 54, "limit_byte": 175}]} {"id": "6353740945907699495-7", "language": "indonesian", "document_title": "The Misfits (band)", "passage_text": "Pada Januari tahun 1977, setelah beberapa garage band biasanya membawakan lagu-lagu dari Black Sabbath, seorang Glenn Danzig yang berumur 21 tahun berpikir bahwa inilah saat yang tepat untuk membentuk sesuatu yang serius dan original. Sebagai penghormatan terhadap Marilyn Monroe, dia menamakan proyek musikalnya dengan judul dari film terkhir Marilyn Monroe, The Misfits. Berminggu-minggu Glenn menulis lagu dan latihan bersama teman-teman band lamanya, sambil mencari anggota yang tepat untuk menghidupkan cita-citanya. Anggota The Misfits yang pertama terdiri dari Jimmy Battle pada gitar, anggota band lamanya Manny Martinez pada drum, Diane DiPiaza pada bass, dan Glenn Danzig sendiri pada elektrik piano dan vokal. Entah bagaimana, sekitar setelah satu bulan mereka berlatih, Jimmy dan Diane meninggalkan band itu. Dengan kebutuhan akan anggota band baru, Manny menganjurkan temannya, Jerry Caiafa dicoba terlebih dahulu untuk mengisi posisi basis. Seorang pemain football yang sangat terkenal di sekolahan tingkat atas kota Lodi, Jerry, yang baru saja menerima hadiah natal sebuah gitar bass dan dia baru belajar memainkannya selama dua bulan. Walaupun talenta Jerry dalam memainkan bass tidak terlalu bagus, Glenn menerima dia menjadi anggota band, dan mengajarkannya cara bagaimana memainkan bass. Setelah tiga bulan berlatih, tiga orang itu merekam lagu pertamanya yang diberi judul ‘Cough/Cool’. Lagu tersebut berisi dua track suara keyboard yang sama sekali berbeda dengan musik The Misfits yang sekarang diketahui. Judul lagu tersebut sangatlah muram dan puitis, dan mengingatkan kita pada lagu-lagu dari The Doors. Mereka mengeluarkan lagu itu melalui record label mereka sendiri yang mereka beri nama Blank Records.", "question_text": "Berapa anggota dalam Band The Misfits?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 1336, "limit_byte": 1340}]} {"id": "3804581376669557746-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Bali adalah sebuah provinsi di Indonesia. Ibu kota provinsi ini adalah Denpasar. Bali juga merupakan salah satu pulau di Kepulauan Nusa Tenggara. Di awal kemerdekaan Indonesia, pulau ini termasuk dalam Provinsi Sunda Kecil yang beribu kota di Singaraja, dan kini terbagi menjadi 3 provinsi: Bali, Nusa Tenggara Barat, dan Nusa Tenggara Timur.[1][2]", "question_text": "dimanakah letak Provinsi Bali?", "answers": [{"text": "Indonesia", "start_byte": 31, "limit_byte": 40}]} {"id": "4386121699083085733-3", "language": "indonesian", "document_title": "Situs Trowulan", "passage_text": "Nama \"Trowulan\" diambil dari nama kecamatan tempat ditemukannya mayoritas struktur besar yang ada. Ada dua pendapat mengenai asal nama ini[2]. Pendapat yang pertama, diajukan oleh Henri Maclaine Pont, adalah dari asal \"Setra Wulan\". Pendapat lain, disebut dalam Serat Darmagandhul pupuh XX, ada tempat bernama \"Sastrawulan\", tempat Brawijaya, raja Majapahit, meminta sebagai lokasi makamnya.", "question_text": "Apakah peninggalan sejarah zaman Majapahit?", "answers": [{"text": "Trowulan", "start_byte": 6, "limit_byte": 14}]} {"id": "2674865598159701232-5", "language": "indonesian", "document_title": "Donald Trump", "passage_text": "Trump lahir tanggal 14 Juni 1946 di Jamaica, Queens, salah satu permukiman di New York City.[5] Ia merupakan anak keempat dari lima bersaudara. Tiga saudaranya masih hidup: Maryanne, Elizabeth, dan Robert. Kakak Trump, Fred Jr., meninggal dunia pada tahun 1981 akibat alkoholisme. Atas alasan inilah, Donald tidak pernah meminum minuman beralkohol atau merokok.[6]", "question_text": "Kapan Donald Trump lahir ?", "answers": [{"text": "14 Juni 1946", "start_byte": 20, "limit_byte": 32}]} {"id": "-3676667925030085858-0", "language": "indonesian", "document_title": "Binatang menyusui", "passage_text": "Binatang menyusui atau mamalia adalah kelas hewan vertebrata yang terutama dicirikan oleh adanya kelenjar susu, yang pada betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya; adanya rambut; dan tubuh yang endoterm atau \"berdarah panas\". Otak mengatur sistem peredaran darah, termasuk jantung yang memiliki empat ruang. Mamalia terdiri lebih dari 5.000 genus, yang tersebar dalam 425 keluarga dan hingga 46 ordo, meskipun hal ini tergantung klasifikasi ilmiah yang dipakai.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan binatang mamalia ?", "answers": [{"text": "kelas hewan vertebrata yang terutama dicirikan oleh adanya kelenjar susu, yang pada betina menghasilkan susu sebagai sumber makanan anaknya; adanya rambut; dan tubuh yang endoterm atau \"berdarah panas\"", "start_byte": 38, "limit_byte": 239}]} {"id": "3363295645682889244-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "berapakah jumlah surah dalam al-Qur'an?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "-5440113040114597992-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sahwa", "passage_text": "Sahwa (사화;士禍) adalah peristiwa dalam sejarah Korea yang merujuk kepada kejatuhan seonbi dan rangkaian pembersihan bersifat politik pada akhir abad ke-15 dan 16 dimana para sarjana sarim dieksekusi oleh rival politik mereka. Istilah Pembersihan Literati adalah terjemahan dari Sahwa oleh profesor Edward W.Wagner dari Universitas Harvard jurusan Sejarah Korea.", "question_text": "Apa maksud kata Sahwa dalam bahasa Indonesia?", "answers": [{"text": "peristiwa dalam sejarah Korea yang merujuk kepada kejatuhan seonbi dan rangkaian pembersihan bersifat politik pada akhir abad ke-15 dan 16 dimana para sarjana sarim dieksekusi oleh rival politik mereka", "start_byte": 29, "limit_byte": 230}]} {"id": "1564354448807546939-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hawaii", "passage_text": "Negara bagian ini hampir mencakup seluruh kepulauan vulkanik Hawaii, yang terdiri dari ratusan pulau yang tersebar sejauh 2.400 km (1.500 mil). Di ujung tenggara Kepulauan Hawaii, delapan pulau utama adalah (dari barat laut ke tenggara): Niʻihau, Kauaʻi, Oʻahu, Molokaʻi, Lānaʻi, Kahoʻolawe, Maui, dan Pulau Hawaiʻi. Pulau yang terakhir adalah pulau terbesar dalam kelompok tadi; Pulai ini sering disebut \"Pulau Besar\" atau \"Pulau Hawaiʻi\" untuk menghindari kebingungan dengan Negara Bagian Hawaiʻi atau Kepulauan Hawaiʻi.", "question_text": "Berapa jumlah pulau di Kepulauan Hawaii ?", "answers": [{"text": "ratusan", "start_byte": 87, "limit_byte": 94}]} {"id": "-6639366106644043739-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "Berapa luas Samudra Pasifik?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "-2682229127610388421-1", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Sebelum menjadi presiden, Soeharto adalah pemimpin militer pada masa pendudukan Jepang dan Belanda, dengan pangkat terakhir Mayor Jenderal. Setelah Gerakan 30 September 1965, Soeharto menyatakan bahwa PKI adalah pihak yang bertanggung jawab dan memimpin operasi untuk menumpasnya. Operasi ini menewaskan sekitar 100.000 hingga 2 juta jiwa.[4][5]", "question_text": "apakah jabatan tertinggi president soeharto di militer indonesia?", "answers": [{"text": "pemimpin militer", "start_byte": 42, "limit_byte": 58}]} {"id": "-1722868873018195298-21", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Luas wilayah provinsi Riau adalah 87.023,66km², yang membentang dari lereng Bukit Barisan hingga Selat Malaka. Riau memiliki iklim tropis basah dengan rata-rata curah hujan berkisar antara 2000-3000 milimeter per tahun, serta rata-rata hujan per tahun sekitar 160 hari.", "question_text": "Berapa luas provinsi Riau?", "answers": [{"text": "87.023,66km²", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "-2078631896041843543-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "apakah nama ibu kota negara cina?", "answers": [{"text": "Beijing", "start_byte": 342, "limit_byte": 349}]} {"id": "-7479078221327887547-1", "language": "indonesian", "document_title": "Metallica", "passage_text": "Formasi pertama Metallica adalah Lars Ulrich (drum), James Hetfield (vokal dan gitar), Lloyd Grant (gitar) dan Ron Mc Govney (bass). Formasi inilah yang kemudian melahirkan lagu pertama berjudul Hit The Light, yang kemudian masuk album kompilasi rock Metal Massacre tahun 1981.", "question_text": "Siapa vokalis band Metallica?", "answers": [{"text": "James Hetfield", "start_byte": 53, "limit_byte": 67}]} {"id": "-4383934766715912368-0", "language": "indonesian", "document_title": "August Comte", "passage_text": "Auguste Comte (Nama panjang: Isidore Marie Auguste François Xavier Comte; ) adalah seorang filsuf Perancis yang dikenal karena memperkenalkan bidang ilmu sosiologi serta aliran positivisme. Melalui prinsip positivisme, Comte membangun dasar yang digunakan oleh akademisi saat ini yaitu pengaplikasian metode ilmiah dalam ilmu sosial sebagai sarana dalam memperoleh kebenaran. Comte juga merupakan Tokoh yang pertama memciptakan istilah sosiologi, sehingga ia mendapat julukan sebagai Bapak Sosiologi Dunia.", "question_text": "Siapakah Bapak sosiologi?", "answers": [{"text": "Auguste Comte", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "9024142936693147669-3", "language": "indonesian", "document_title": "Susilo Bambang Yudhoyono", "passage_text": "Seperti ayahnya, ia pun berkecimpung di dunia kemiliteran. Selain tinggal di kediaman keluarga di Bogor (Jawa Barat), SBY juga tinggal di Istana Merdeka, Jakarta. Susilo Bambang Yudhoyono menikah dengan Kristiani Herawati yang merupakan putri ketiga Jenderal (Purnawirawan) Sarwo Edhi Wibowo (alm). Komandan militer Jenderal Sarwo Edhi Wibowo turut membantu menumpas PKI (Partai Komunis Indonesia) pada tahun 1965. Dari pernikahan tersebut mereka dikaruniai dua anak lelaki, yaitu Agus Harimurti Yudhoyono (lahir 1978) dan Edhie Baskoro Yudhoyono (lahir 1980).", "question_text": "Berapakah anak Susilo Bambang Yudhoyono?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 458, "limit_byte": 461}]} {"id": "1488141437734360128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Afrika", "passage_text": "Uni Afrika, disingkat UA (bahasa Inggris: African Union, disingkat AU) adalah sebuah uni yang terdiri dari 54negara Afrika. Satu-satunya negara Afrika penuh yang tidak bergabung dengan UA adalah Maroko. Didirikan pada 9 Juli 2002,[8] dibentuk sebagai penerus Organisasi Kesatuan Afrika (OAU). Keputusan terpenting UA dibuat oleh Majelis Uni Afrika, pertemuan semitahunan kepala negara dan pemerintahan negara-negara anggotanya. Sekretariat UA, Komisi Uni Afrika, bermarkas di Addis Ababa, Ethiopia.", "question_text": "Kapan Uni Afrika didirikan?", "answers": [{"text": "9 Juli 2002", "start_byte": 218, "limit_byte": 229}]} {"id": "272287785198807883-5", "language": "indonesian", "document_title": "Garis sempadan", "passage_text": "Garis yang dikenal dengan singkatan GSB ini membatasi jarak terdekat bangunan terhadap tepi jalan, dihitung dari batas terluar saluran air kotor, atau riol, sampai batas terluar muka bangunan. Garis ini berfungsi sebagai pembatas ruang, atau jarak bebas minimum dari bidang terluar suatu massa bangunan terhadap lahan yang dikuasai, batas tepi sungai atau pantai, antara massa bangunan yang lain atau rencana saluran, jaringan tegangan tinggi listrik, jaringan pipa gas, dan sebagainya.[1]", "question_text": "Bagaimana menentukan garis sempadan bangunan?", "answers": [{"text": "dihitung dari batas terluar saluran air kotor, atau riol, sampai batas terluar muka bangunan", "start_byte": 99, "limit_byte": 191}]} {"id": "8137907474983139131-3", "language": "indonesian", "document_title": "BASF", "passage_text": "\njmpl|BASF, 1866\nBASF didirikan tanggal 6 April 1865 di Mannheim, Baden oleh Friedrich Engelhorn. Perusahaan ini pada awalnya bertanggung jawab membangun pabrik gas dan penerangan jalan untuk dewan kota tahun 1861. Pabrik gas menghasilkan tar sebagai produk samping, dan Engelhorn menggunakannya untuk memproduksi pewarna. BASF resmi didirikan tahun 1865 untuk memproduksi bahan kimia lain yang dibutuhkan untuk produksi pewarna, tertama soda dan asam. Pabrik ini didirikan di sisi lain sungai Rhine di Ludwigshafen karena dewan kota takut apabila polusi udara dari pabrik kimia ini akan mengganggu penduduk kota. Tahun 1866 produksi pewarna juga dipindahkan ke lokasi ini.[4]", "question_text": "Siapa pendiri BASF SE?", "answers": [{"text": "Friedrich Engelhorn", "start_byte": 77, "limit_byte": 96}]} {"id": "-4790679070989427732-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bagdad", "passage_text": "Bagdad tetap dikuasai Kerajaan Ottoman hingga terbentuknya kerajaan Irak di bawah kekuasaan Britania Raya pada 1921, yang kemudian dilanjutkan dengan kemerdekaan resmi pada 1932 dan kemerdekaan penuh pada 1946. Pengaruh Eropa ini juga mengubah wajah kota. Pada tahun 1920, Bagdad - yang tumbuh dari lokasi tertutup seluas 254 mil persegi (657km²) - menjadi ibu kota negara baru Irak.", "question_text": "Berapa besar luas kota Baghdad?", "answers": [{"text": "254 mil persegi", "start_byte": 322, "limit_byte": 337}]} {"id": "6080765117782125772-0", "language": "indonesian", "document_title": "Siauw Tik Kwie", "passage_text": "Siauw Tik Kwie (Surakarta, 21 Juni 1913 - 1988), yang belakangan mengganti namanya menjadi Otto Suastika, adalah seorang pelukis realis terkemuka Indonesia.", "question_text": "Kapan Siauw Tik Kwie lahir ?", "answers": [{"text": "21 Juni 1913", "start_byte": 27, "limit_byte": 39}]} {"id": "-6489731571975005030-0", "language": "indonesian", "document_title": "Proteaceae", "passage_text": "Proteaceae adalah salah satu familia anggota tumbuhan berbunga terutama terdistribusi di Belahan Bumi Selatan. Familia terdiri dari sekitar 80 genera dengan sekitar 1.600 spesies. Bersama-sama dengan Platanaceae dan Nelumbonaceae, mereka membentuk ordo Proteales. Genera terkenal termasuk Protea, Banksia, Embothrium, Grevillea, Hakea, Dryandra, dan Macadamia. Spesies seperti waratah New South Wales (Telopea speciosissima), protea raja (Protea cynaroides), dan berbagai jenis Banksia, Grevillea, dan Leucadendron adalah bunga potong populer, sedangkan kacang Macadamia integrifolia secara luas ditanam secara komersial dan dikonsumsi. Australia dan Afrika Selatan memiliki konsentrasi terbesar keanekaragaman.", "question_text": "Apa itu Proteaceae ?", "answers": [{"text": "familia anggota tumbuhan berbunga terutama terdistribusi di Belahan Bumi Selatan", "start_byte": 29, "limit_byte": 109}]} {"id": "1260115197520164079-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Ceremai", "passage_text": "Gunung Ceremai (seringkali secara salah kaprah dinamakan \"Ciremai\") adalah gunung berapi kerucut yang secara administratif termasuk dalam wilayah dua kabupaten, yakni Kabupaten Kuningan dan Kabupaten Majalengka, Provinsi Jawa Barat. Posisi geografis puncaknya terletak pada 6° 53' 30\" LS dan 108° 24' 00\" BT, dengan ketinggian 3.078 m di atas permukaan laut. Gunung ini merupakan gunung tertinggi di Jawa Barat.", "question_text": "Berapakah tinggi gunung Ciremai?", "answers": [{"text": "3.078 m", "start_byte": 329, "limit_byte": 336}]} {"id": "-5285575311610156317-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Kepulauan Solomon Timur", "passage_text": "Pertempuran Kepulauan Solomon Timur atau dikenal sebagai Pertempuran Kepulauan Stewart, dan disebut sumber Jepang sebagai Pertempuran Laut Solomon Kedua(第二次ソロモン海戦,Dai-ni-ji Soromon Kaisen) adalah pertempuran laut dari tanggal 24 Agustus hingga 25 Agustus 1942 antara Angkatan Laut Kekaisaran Jepang dan armada Angkatan Laut Sekutu. Pertempuran ini merupakan pertempuran antarkapal induk yang ketiga dalam Perang Pasifik Perang Dunia II, sekaligus pertempuran laut terbesar kedua antara Jepang dan Amerika Serikat sepanjang Kampanye Guadalkanal. Seperti halnya Pertempuran Laut Karang dan Pertempuran Midway, kapal-kapal dari kedua pihak yang berperang tidak pernah berada dalam jarak visual langsung satu sama lainnya. Melainkan, semua serangan dari kedua belah pihak dilakukan oleh pesawat terbang yang berpangkalan di kapal induk atau di darat.", "question_text": "Kapan Pertempuran Kepulauan Stewart terjadi ?", "answers": [{"text": "24 Agustus hingga 25 Agustus 1942", "start_byte": 244, "limit_byte": 277}]} {"id": "-185201209601644839-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Malaysia", "passage_text": "Ibu kota Malaysia ialah Kuala Lumpur. Kota ini menjadi pusat utama bagi kegiatan kebudayaan, bisnis serta keuangan di Malaysia. Parlemen Malaysia serta kediaman resmi Yang di-Pertuan Agong juga terletak di Kuala Lumpur. Pada tahun 2001, pusat pemerintahan persekutuan Malaysia dipindahkan dari Kuala Lumpur ke kota baru Putrajaya yang terkadang disebut sebagai ibu kota persekutuan. Kedua kota tersebut, bersama Labuan, mempunyai status Wilayah Persekutuan Malaysia.", "question_text": "Apa ibukota Malaysia?", "answers": [{"text": "Kuala Lumpur", "start_byte": 24, "limit_byte": 36}]} {"id": "-6589734988455474450-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekhalifahan Abbasiyah", "passage_text": "Kekhalifahan Abbasiyah (Arab: الخلافة العباسية, al-khilāfah al-‘abbāsīyyah) atau Bani Abbasiyah (Arab: العباسيون, al-‘abbāsīyyūn) adalah kekhalifahan kedua Islam yang berkuasa di Baghdad (sekarang ibu kota Irak). Kekhalifahan ini berkembang pesat dan menjadikan dunia Islam sebagai pusat pengetahuan dunia. Kekhalifahan ini berkuasa setelah merebutnya dari Bani Umayyah dan menundukkan semua wilayahnya kecuali Andalusia. Bani Abbasiyah dirujuk kepada keturunan dari paman Nabi Muhammad yang termuda, yaitu Abbas bin Abdul-Muththalib (566-652), oleh karena itu mereka juga termasuk ke dalam Bani Hasyim. Berkuasa mulai tahun 750 dan memindahkan ibukota dari Damaskus ke Baghdad. Berkembang selama tiga abad, tetapi pelan-pelan meredup setelah naiknya bangsa Turki yang sebelumnya merupakan bahagian dari tentara kekhalifahan yang mereka bentuk, dan dikenal dengan nama Mamluk. Selama 150 tahun mengambil kekuasaan memintas Iran, kekhalifahan dipaksa untuk menyerahkan kekuasaan kepada dinasti-dinasti setempat, yang sering disebut amir atau sultan. Menyerahkan Andalusia kepada keturunan Bani Umayyah yang melarikan diri, Maghreb dan Ifriqiya kepada Aghlabiyyah dan Fatimiyah. Kejatuhan totalnya pada tahun 1258 disebabkan serangan bangsa Mongol yang dipimpin Hulagu Khan yang menghancurkan Baghdad dan tak menyisakan sedikitpun dari pengetahuan yang dihimpun di perpustakaan Baghdad.", "question_text": "Dimana Kekhalifahan Abbasiyah berkuasa ?", "answers": [{"text": "Baghdad", "start_byte": 213, "limit_byte": 220}]} {"id": "494941643585454467-4", "language": "indonesian", "document_title": "Galileo Galilei", "passage_text": "\nGalileo Galilei dilahirkan di Pisa, Tuscany pada tanggal 15 Februari 1564 sebagai anak pertama dari Vincenzo Galilei, seorang matematikawan dan musisi asal Florence, dan Giulia Ammannati. Ia sudah dididik sejak masa kecil. Kemudian, ia belajar di Universitas Pisa namun terhenti karena masalah keuangan. Untungnya, ia ditawari jabatan di sana pada tahun 1589 untuk mengajar matematika. Setelah itu, ia pindah ke Universitas Padua untuk mengajar geometri, mekanika, dan astronomi sampai tahun 1610. Pada masa-masa itu, ia sudah mendalami sains dan membuat berbagai penemuan.", "question_text": "Kapan Galileo Galilei lahir?", "answers": [{"text": "15 Februari 1564", "start_byte": 58, "limit_byte": 74}]} {"id": "-4490083017104126116-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wono Sreni Indah", "passage_text": "\nWana Wisata Sreni Indah atau disebut juga Sreni Indah adalah salah satu objek wisata[1] yang terdapat di Jepara.[2] Sreni Indah berjarak 35km dari pusat kota, tepatnya berada di Desa Bategede. Sreni Indah merupakan hutan lindung yang berada di kaki gunung Muria, namun karena keindahan pemandangan perbukitan, persawahan, perkampungan dan juga sungai yang indah, pemerintah kabupaten Jepara meresmikan Sreni Indah sebagai salah satu objek wisata di Jepara. Biasanya di liburan panjang akhir sekolah seperti saat ini, tempat ini digunakan untuk berkemah dan pendakian.", "question_text": "Apa nama tempat wisata di Jepara?", "answers": [{"text": "Wana Wisata Sreni Indah", "start_byte": 1, "limit_byte": 24}]} {"id": "5274699397585964772-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reformasi Protestan di Italia", "passage_text": "Reformasi Protestan mulanya terjadi di negara-negara Italia sebelum abad ke-15 berakhir, dan selesai di awal abad ke-17. Perkembangannya terhambat oleh proses Inkuisisi.[1]", "question_text": "Kapan Reformasi Protestan berakhir?", "answers": [{"text": "abad ke-17", "start_byte": 109, "limit_byte": 119}]} {"id": "7267613563641425285-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "berapakah luas ibukota Mesir ?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "5165242389954851853-0", "language": "indonesian", "document_title": "Glenn Danzig", "passage_text": "jmpl|ka|Glenn Danzig\nGlenn Danzig (lahir Glenn Whitman pada 23 Juni 1955 di Lodi, New Jersey) adalah seorang penyanyi, pencipta lagu, dan musikus AS yang dianggap sebagai salah satu pendiri genre horrorpunk. Ia adalah pendiri The Misfits, Samhain, dan Danzig. Lagu-lagunya telah dicover Metallica, Behemoth, Guns N' Roses, Entombed, NOFX, dan AFI.", "question_text": "Kapan Glenn Danzig lahir?", "answers": [{"text": "23 Juni 1955", "start_byte": 60, "limit_byte": 72}]} {"id": "-4932432219198830244-1", "language": "indonesian", "document_title": "Iron Man", "passage_text": "Sepanjang sebagian besar sejarah publikasi karakter, Iron Man telah menjadi anggota pendiri tim superhero Avengers dan telah tampil dalam beberapa inkarnasi dari berbagai seri buku komik sendiri. Iron Man telah diadaptasi untuk beberapa acara TV animasi dan film. Karakter ini diperankan oleh Robert Downey Jr. dalam hidup film aksi Iron Man (2008), yang merupakan box office. Downey, yang menerima banyak pujian untuk penampilannya, mengulangi peran dalam cameo di The Incredible Hulk (2008), dua sekuel Iron Man Iron Man 2 (2010) dan Iron Man 3 (2013), The Avengers (2012), Avengers: Age of Ultron (2015), dan Captain America: Civil War (2016), dan akan melakukannya lagi di Spider-Man: Homecoming (2017) serta Avengers: Infinity War (2018) dan sekuelnya untitled sequel (2019) di Marvel Cinematic Universe.", "question_text": "Siapa yang memerankan karakter Iron man ?", "answers": [{"text": "Robert Downey Jr", "start_byte": 293, "limit_byte": 309}]} {"id": "444588138585469136-0", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Smith", "passage_text": "John Adam Smith (), adalah seorang filsuf berkebangsaan Skotlandia yang menjadi pelopor ilmu ekonomi modern. Karyanya yang terkenal adalah buku An Inquiry into the Nature and Causes of the Wealth of Nations (disingkat The Wealth of Nations) adalah buku pertama yang menggambarkan sejarah perkembangan industri dan perdagangan di Eropa serta dasar-dasar perkembangan perdagangan bebas dan kapitalisme. Adam Smith adalah salah satu pelopor sistem ekonomi Kapitalisme. Sistem ekonomi ini muncul pada abad 18 di Eropa Barat dan pada abad 19 mulai terkenal di sana.", "question_text": "Siapakah tokoh yang memulai sistem kapitalisme?", "answers": [{"text": "John Adam Smith", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "2796968974090180571-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tonga", "passage_text": "Tonga ([ˈtoŋa] ; bahasa Tonga: Pule'anga Fakatu'i'o Tonga), nama resminya Kerajaan Tonga, adalah negara tidak berdaulat Polinesia yang berbentuk negara kepulauan terdiri dari 177 pulau dengan luas keseluruhan pulau sekitar 750 kilometer persegi (290 mil persegi), yang tersebar lebih dari 700.000 kilometer persegi (270.000 mil persegi) di Samudra Pasifik bagian selatan. Dari 177 pulau, 52 pulau yang dihuni oleh 103.000 rakyatnya.[1]. Tujuh puluh persen penduduk di Tonga berada di pulau utama Tongatapu.", "question_text": "dimanakah letak wilayah Tonga di Oseania?", "answers": [{"text": "Samudra Pasifik bagian selatan", "start_byte": 342, "limit_byte": 372}]} {"id": "2230308383183194572-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ruggeru II dari Sisilia", "passage_text": "Ruggeru II (22 Desember 1095[1] – 26 Februari 1154) adalah raja Sisilia, putra dari Ruggeru I dan penerus dari saudara kandungnya Simuni. Ia memulai kepemimpinannya sebagai Comte Sisilia tahun 1105, nantinya menjadi Adipati Puglia dan Calabria (1127), lalu menjadi Raja Sisilia (1130). Ruggeru II telah menyatukan semua pendudukan Norman di Italia menjadi satu kerajaan dengan pemerintahan yang kuat dan disentralisasikan.", "question_text": "Berapa lama masa kekuasaan Ruggeru II?", "answers": [{"text": "22 Desember 1095[1] – 26 Februari 1154", "start_byte": 12, "limit_byte": 52}]} {"id": "6764350170827517496-60", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Daratan utama Skotlandia mencakup sepertiga daratan Pulau Britania Raya, yang terletak di sebelah baratlaut lepas pantai Benua Eropa. Luas total Skotlandia adalah 78,772km2 (30,414sqmi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help),[139] atau sekitar tiga perempat dari ukuran Pulau Jawa. Inggris adalah satu-satunya perbatasan darat Skotlandia, dengan panjang perbatasan 96 kilometres (60mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) yang membentang dari basin Sungai Tweed di pantai timur hingga ke Solway Firth di pantai barat. Di sebelah barat, Skotlandia berbatasan dengan Samudera Atlantik, dan Laut Utara di sebelah timur. Pulau Irlandia berjarak 30 kilometres (19mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) dari baratdaya semenanjung Kintyre,[140] sedangkan Norwegia berjarak 305 kilometres (190mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah timur, dan Kepulauan Faroe 270 kilometres (168mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah utara.", "question_text": "berapakah luas Scotlandia?", "answers": [{"text": "78,772km", "start_byte": 163, "limit_byte": 171}]} {"id": "1532142326488876940-1", "language": "indonesian", "document_title": "Koloseum", "passage_text": "Kolosseum adalah sebuah peninggalan bersejarah berupa arena gladiator, dibangun oleh Vespasian. Tempat pertunjukan yang besar berbentuk elips yang disebut amfiteater atau dengan nama aslinya Flavian Amphitheatre, yang termasuk salah satu dari Enam Puluh Sembilan Keajaiban Dunia Pertengahan. Situs ini terletak di kota kecil di Italia, Roma, yang didirikan oleh Wali kota Vespasian pada masa Domitianus dan diselesaikan oleh anaknya Titus[1], dan menjadi salah satu karya terbesar dari arsitektur Kerajaan Romawi yang pernah dibangun. Kolosseum dirancang untuk menampung 50.000 orang penonton.", "question_text": "Apa tujuan dibangunnya Colosseum ?", "answers": [{"text": "Tempat pertunjukan", "start_byte": 96, "limit_byte": 114}]} {"id": "2895919902185932692-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bleach", "passage_text": "Bleach(Japanese:ブリーチ,Hepburn:Burīchi) adalah sebuah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Tite Kubo. Alur ceritanya mengisahkan petualangan remaja keras kepala bernama Ichigo Kurosaki yang mewarisi takdir orang tuanya, setelah ia mendapatkan kekuatan Shinigami(死神,Shinigami, Template:Terjemahan harfiah \"Dewa Kematian\")—sebuah personifikasi kematian yang mirip dengan Malaikat Maut—dari Shinigami lainnya, Rukia Kuchiki. Kekuatan baru ini memaksanya untuk melakukan tugas melindungi manusia dari roh-roh jahat dan menuntun jiwa-jiwa yang mati ke alam baka, dan membawanya ke petualangan-petualangan di berbagai alam spiritual yang ada.", "question_text": "siapakah pencipta anime Bleach?", "answers": [{"text": "Tite Kubo", "start_byte": 116, "limit_byte": 125}]} {"id": "4650175372366758105-16", "language": "indonesian", "document_title": "Poliomielitis", "passage_text": "Pada tahun 1938, Presiden Roosevelt mendirikan Yayasan Nasional Bagi Kelumpuhan Anak-Anak, yang bertujuan menemukan pencegah polio, dan merawat mereka yang sudah terjangkit. Yayasan itu membentuk March of Dimes. Ibu-ibu melakukan kunjungan dari rumah ke rumah, anak-anak membantu melakukan sesuatu untuk orang lain, bioskop memasang iklan, semuanya bertujuan minta bantuan satu dime, atau sepuluh sen. Dana yang masuk waktu itu digunakan untuk membiayai penelitian Dokter Jonas Salk yang menghasilkan vaksin efektif pertama. Tahun 1952, di Amerika terdapat 58 ribu kasus polio. Tahun 1955 vaksin Salk mulai digunakan. Tahun 1963, setelah puluhan juta anak divaksin, di Amerika hanya ada 396 kasus polio.", "question_text": "kapankah vaksin polio ditemukan?", "answers": [{"text": "1955", "start_byte": 584, "limit_byte": 588}]} {"id": "8212108834234830500-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "\nPasca pembubaran Kesultanan Rum yang dipimpin dinasti Seljuq Turki, pendahulu Utsmaniyah, pada tahun 1300-an, Anatolia terpecah menjadi beberapa negara merdeka (kebanyakan Turki) yang disebut emirat Ghazi. Salah satu emirat Ghazi dipimpin oleh Osman I (1258[14] – 1326) dan namanya menjadi asal usul nama Utsmaniyah. Osman I memperluas batas permukiman Turki sampai pinggiran Kekaisaran Bizantium. Tidak jelas bagaimana Osman I berhasil menguasai wilayah tetangganya karena belum banyak diketahui soal sejarah Anatolia abad pertengahan.[15]", "question_text": "kapankah Kesultanan Utsmaniyah didirikan?", "answers": [{"text": "1258", "start_byte": 254, "limit_byte": 258}]} {"id": "4413107782839705935-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rowosari, Kendal", "passage_text": "Luas wilayah Kecamatan Rowosari hanya sebesar 32,64 Km2, dari luas wilayah tersebut sekitar 20,30 km2 atau sekitar 62,19 persen digunakan untuk area tanah persawahan. Dan untuk lahan bukan sawah hanya sebesar 1,82 km2 atau sebesar 5,58 persen dan untuk luas lahan bukan pertanian sebesar 10,52 km2 atau sebesar 32,23 persen. Luas tanah persawahan yang ada di Kecamatan Rowosari yang mencapai 2.030 hektar atau sebanyak 62,19 persen dari total area yang ada tersebut hampir sebagian besar ditanami tanaman padi sawah dan dalam proses pengairannya sudah menggunakan pengairan atau irigasi secara teknis, tidak adalagi yang menggunakan irigasi setengah teknis, non teknis maupun tadah hujan. dengan luas lahan sawah irigasi terluas ada di desa Sendangsikucing yaitu seluas 701 Hektar dan luas lahan sawah irigasi terkecil ada di desa Tanjunganom dengan luas 36 hektar[1]", "question_text": "Berapa luas kecamatan Rowosari ?", "answers": [{"text": "32,64 Km2", "start_byte": 46, "limit_byte": 55}]} {"id": "1847564429416463930-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada hari Jumat, tanggal 17 Juni 1864, kereta api pertama di Indonesia lahir. Pembangunan diprakarsai oleh Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS) dengan rute Samarang-Tanggung. Pencangkulan tanah pertama dilakukan di Desa Kemijen dan diresmikan oleh Mr. L.A.J.W. Baron Sloet van de Beele. Namun jalur ini dibuka tiga tahun berikutnya, 10 Agustus 1867. Hingga tahun 1873 tiga kota di Jawa Tengah, yaitu Semarang, Solo, dan Yogyakarta sudah berhasil dihubungkan.[6][7][8]", "question_text": "Kapan PT. Kereta Api Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "17 Juni 1864", "start_byte": 25, "limit_byte": 37}]} {"id": "-4105979787896706343-0", "language": "indonesian", "document_title": "Amstel Gold Race", "passage_text": "Amstel Gold Race adalah sebuah balap sepeda jalan raya yang diadakan (sebagian besar) di bagian selatan dari provinsi Limburg, Belanda. Sejak tahun 1989 balapan ini termasuk dalam kalender satu musim yang panjang, sebagai bagian dari UCI Road World Cup (1989–2004), UCI ProTour (2005–2010), UCI World Ranking (2009–2010) dan sejak tahun 2011 menjadi bagian dari UCI World Tour. Balapan ini merupakan balap sepeda terpenting di Belanda.", "question_text": "Di hari apakah Amstel Gold Race diadakan pertama kali?", "answers": [{"text": "1989", "start_byte": 148, "limit_byte": 152}]} {"id": "6339510629798303067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taekwondo", "passage_text": "Taekwondo (juga dieja Tae Kwon Do atau Taekwon-Do) adalah seni bela diri asal Korea yang juga sebagai olahraga nasional Korea. Ini adalah salah satu seni bela diri populer di dunia yang dipertandingkan di Olimpiade.[2]", "question_text": "darimanakah taekwondo berasal?", "answers": [{"text": "Korea", "start_byte": 78, "limit_byte": 83}]} {"id": "7212182715811351719-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Ternate", "passage_text": "Luas wilayah Kota Ternate 5.795, 4km², terdiri dari luas perairan 5.544,55 km² dan luas daratan 250,85 km². Secara Administrasi Pemerintahan Kota Ternate terbagi atas 7 (tujuh) kecamatan dan 77 (tujuh puluh tujuh) kelurahan, masing-masing:", "question_text": "berapakah luas Ternate ?", "answers": [{"text": "5.795, 4km²", "start_byte": 26, "limit_byte": 38}]} {"id": "8475681980336694917-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Renaisans", "passage_text": "\nAbad Renaisans atau Zaman Pembaharuan (English: Renaissance) adalah sebuah gerakan budaya yang berkembang pada periode kira-kira dari abad ke-14 sampai abad ke-17, dimulai di Italia pada Akhir Abad Pertengahan dan kemudian menyebar ke seluruh Eropa. Meskipun pemakaian kertas dan penemuan barang metal mempercepat penyebaran ide gerakan ini dari abad ke-15 dan seterusnya, perubahan Renaissans tidak terjadi secara bersamaan maupun dapat dirasakan secara serentak di seluruh Eropa.", "question_text": "Apakah maksud Renaisans dalam Bahasa Indonesia?", "answers": [{"text": "gerakan budaya yang berkembang pada periode kira-kira dari abad ke-14 sampai abad ke-17, dimulai di Italia pada Akhir Abad Pertengahan dan kemudian menyebar ke seluruh Eropa", "start_byte": 76, "limit_byte": 249}]} {"id": "4868812522754408964-33", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Tensi antara Jerman Timur dan Jerman Barat mulai mereda di awal tahun 1970-an dengan kebijakan [Ostpolitik]error: {{lang}}: text has italic markup (help) Kanselir Willy Brandt. Pada tahun 1989 Hungaria (anggota Blok Timur) membuka perbatasannya dengan Austria (anggota Blok Barat) yang berakibat mengalirnya ribuan pengungsi Jerman Timur ke Jerman Barat via Hungaria. Hal ini menyebabkan kekacauan di Jerman Timur dan gelombang demonstrasi pun mendapat dukungan. Krisis ini memaksa pemerintah Jerman Timur meletakkan kekuasaannya dan menyetujui penyatuan dengan Republik Federal Jerman, yang secara resmi ditandatangani tanggal 3 Oktober 1990 (sekarang menjadi Hari Persatuan Jerman, Tag der Deutschen Einheit).[23]", "question_text": "Kapan era Republik Federal Jerman dimulai ?", "answers": [{"text": "3 Oktober 1990", "start_byte": 628, "limit_byte": 642}]} {"id": "7213479517467547805-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ishikawa Goemon", "passage_text": "Hanya sedikit informasi historis mengenai kehidupan Goemon. Oleh sebab itu, dia telah menjadi pahlawan rakyat, yang latar belakang dan asal-usulnya tidak banyak diketahui. Penampilan pertamanya dalam sejarah adalah pada tahun 1642 dalam biografi Hideyoshi, Goemon disebut hanya sebagai pencuri. Seiring legendanya menjadi lebih terkenal, berbagai macam anti-otoriter eksploitasi yang dikaitkan dengannya, termasuk percobaan pembunuhan terhadap pemimpin klan Oda, Nobunaga Oda.\nAda banyak versi mengenai latar belakang Goemon dan catatan hidupnya. Salah satu versi menyebutkan bahwa dia lahir sebagai Sanada Kuranoshin pada tahun 1558 dari keluarga samurai yang melayani klan yang kuat bernama Klan Miyoshi di Provinsi Iga. Pada 1573, ketika ayahnya (Ishikawa Akashi) dibunuh oleh orang-orang klan Ashikaga (dalam beberapa versi ibunya juga dibunuh), Sanada yang berumur 15 tahun bersumpah untuk membalas dendam dan memulai latihan seni ninja dari klan Iga di bawah ajaran Momochi Sandayu (Momochi Tamba). Namun ia terpaksa melarikan diri ketika gurunya mengetahui hubungan asmara Sanada dengan salah satu selir miliknya (tapi tidak sebelum mencuri pedang berharga milik gurunya). Beberapa versi lainnya menyebutkan namanya sebagai Gorokizu (五郎 吉) yang berasal dari Provinsi Kawachi dan dia bukan seorang nukenin (ninja pelarian atau ninja yang melarikan diri). Dia kemudian pindah ke daerah tetangga Kansai, di mana ia membentuk dan memimpin sekelompok pencuri dan bandit sebagai Ishikawa Goemon, merampok bangsawan-bangsawan kaya, pedagang dan pendeta, dan berbagi harta yang dicurinya dengan kaum tani yang tertindas. Menurut versi lain , yang juga menyebutkan kegagalan usahanya dalam meracuni Nobunaga, ia terpaksa menjadi perampok ketika kelompok ninja miliknya telah pecah.\nAda juga beberapa catatan yang saling bertentangan tentang eksekusi publik Goemon di depan gerbang utama Kuil Buddha Nanzen-ji di Kyoto,Beberapa catatan yang saling bertentangan:\n• Goemon mencoba membunuh Hideyoshi untuk membalaskan dendam kematian istrinya,Otaki dan penangkapan putranya, Gobei. Dia menyelinap ke Istana Fushimi dan memasuki ruangan Hideyoshi tetapi tidak sengaja mengetuk bel di meja. Kebisingan tersebut membuat penjaga terbangun dan Goemon ditangkap. Dia dijatuhi hukuman mati dengan direbus hidup-hidup dalam sebuah kuali besi bersama dengan anaknya yang masih sangat muda, namun mampu menyelamatkan anaknya dengan menahan anaknya di atas minyak. Putranya kemudian diampuni.", "question_text": "Dimana Ishikawa Goemon lahir?", "answers": [{"text": "Provinsi Iga", "start_byte": 709, "limit_byte": 721}]} {"id": "-8514703852595918883-0", "language": "indonesian", "document_title": "Percobaan Stern–Gerlach", "passage_text": "\nDalam mekanika kuantum, percobaan Stern-Gerlach[1], yang namanya berasal dari Otto Stern dan Walther Gerlach, adalah percobaan yang meneliti defleksi partikel elementer. Percobaan ini sering digunakan untuk menunjukkan prinsip dasar mekanika kuantum. Percobaan Stern-Gerlach dapat digunakan untuk mendemonstrasikan bahwa elektron dan atom memiliki sifat-sifat kuantum intrinsik, dan bagaimana pengukuran dalam mekanika kuantum memengaruhi sistem yang sedang diukur.", "question_text": "meneliti apakah percobaan Stern-Gerlach?", "answers": [{"text": "defleksi partikel elementer", "start_byte": 142, "limit_byte": 169}]} {"id": "4647282725658365566-31", "language": "indonesian", "document_title": "Islandia", "passage_text": "Menurut Global Peace Index, Islandia adalah negara paling damai di dunia, karena kurangnya angkatan bersenjata, tingkat kejahatan yang rendah, dan stabilitas sosial-politik tingkat tinggi. Islandia terdaftar di Buku Rekor Guinness sebagai \"Negara peringkat paling damai\" dan \"belanja militer terendah per kapita\".", "question_text": "Begaimanakah tingkat kriminalitas di Islandia ?", "answers": [{"text": "rendah", "start_byte": 135, "limit_byte": 141}]} {"id": "3074748265838621010-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mekanika statistika", "passage_text": "\nMekanika statistika adalah aplikasi teori probabilitas, yang memasukkan matematika untuk menangani populasi besar, ke bidang mekanika, yang menangani gerakan partikel atau objek yang dikenai suatu gaya. Bidang ini memberikan kerangka untuk menghubungkan sifat mikroskopis atom dan molekul individu dengan sifat makroskopis atau limbak (bulk) materi yang diamati sehari-hari, dan menjelaskan termodinamika sebagai produk alami dari statistika dan mekanika (klasik dan kuantum) pada tingkat mikroskopis. Mekanika statistika khususnya dapat digunakan untuk menghitung sifat termodinamika materi limbak berdasarkan data spektroskopis dari molekul individual.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan mekanika statistik?", "answers": [{"text": "aplikasi teori probabilitas, yang memasukkan matematika untuk menangani populasi besar, ke bidang mekanika, yang menangani gerakan partikel atau objek yang dikenai suatu gaya", "start_byte": 28, "limit_byte": 202}]} {"id": "252430215785300974-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Tang Gaozu", "passage_text": "Kaisar Tang Gaozu (Hanzi: 唐高祖, 566-26 Juni 635) atau yang nama aslinya Li Yuan (李渊) adalah pendiri dan kaisar pertama Dinasti Tang yang memerintah sejak 618 hingga 626. Ia tadinya adalah seorang gubernur yang mengepalai wilayah yang sekarang menjadi Provinsi Shanxi. Ketika Dinasti Sui dilanda huru-hara yang berujung pada terpecahnya Tiongkok menjadi negara-negara bagian yang dikuasai para pemimpin pemberontak dan mantan pejabat Sui, Li Yuan juga melakukan hal yang sama, atas saran putra keduanya, Li Shimin, ia memberontak dan mengangkat cucu Kaisar Yang dari Sui, Yang You sebagai kaisar boneka dengan gelar Kaisar Gong dan ia sendiri sebagai walinya. Sebagian besar masa pemerintahannya dipakai untuk menaklukan pesaing-pesaingnya dalam usaha mempersatukan negara. Ia meneruskan kebijakan Kaisar Wen dari Sui, sang pendiri Dinasti Sui dan membatalkan kebijakan represif Kaisar Yang. Ia terkenal akan kemurahhatiannya pada sesama sehingga menarik banyak orang-orang berbakat bekerja padanya. Ia membagi-bagikan tanah secara adil pada orang-orang yang membantunya dan menurunkan pajak sehingga mengurangi beban hidup rakyat yang sudah lelah akibat perang berlarut-larut pasca keruntuhan Sui. Sayangnya kesuksesannya dalam karier politik tidak dibarengi dengan kesuksesan dalam rumah tangganya. Ia tidak mampu mencegah perselisihan antara putra-putranya dan cenderung bertindak berat sebelah di bawah pengaruh selir-selirnya. Konflik dalam keluarga ini berujung pertumpahan darah dalam Kudeta di Gerbang Xuanwu di mana Li Shimin membunuh kakaknya, putra mahkota Li Jiancheng dan adiknya, Li Yuanji yang mendukung sang putra mahkota. Ia akhirnya menuruti tuntuan Li Shimin untuk mengangkatnya sebagai putra mahkota dan turun tahta sebulan setelah kudeta itu, ia menghabiskan sisa hidupnya sebagai purna-kaisar (太上皇,taishanghuang) hingga mangkatnya tahun 635.", "question_text": "Kapan Kaisar Tang Gaozu lahir ?", "answers": [{"text": "566", "start_byte": 37, "limit_byte": 40}]} {"id": "-910620985310930934-1", "language": "indonesian", "document_title": "Insiden pemberian kartu kuning kepada Joko Widodo", "passage_text": "\nMemperingati peringatan ulang tahun ke-68 Universitas Indonesia, Presiden Joko Widodo berpidato dalam acara dies natalis dan peresmian Forum Kebangsaan UI di Balairung UI Depok. Pada saat yang sama, Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia Muhammad Zaadit Taqwa berdiri, meniup peluit ketika hadirin bertepuk tangan,[1] dan memberikan kartu kuning dari buku paduan suara ketika hadirin berhenti bertepuk tangan.[note 1][1][4] Karena demikian, Pasukan Pengamanan Presiden mendorong dan mengamankan Zaadit saat itu juga dan dimintai keterangan oleh satuan pengamanan lingkungan kampus dan polisi. Motivasi Zaadit untuk memberikan kartu kuning adalah kejadian luar biasa campak dan gizi buruk di Asmat,[note 2] usulan penjabat gubernur berasal dari perwira tinggi tentara dan polisi yang dianggap Zaadit menghidupkan kembali Dwifungsi ABRI, dan rancangan aturan baru tentang Organisasi Mahasiswa (Ormawa) yang sedang disusun dari Draf Permenristekdikti.[4] Zaadit menyebut kartu kuning yang diberikannya merupakan bentuk peringatan atas berbagai masalah yang terjadi di Indonesia sejak 4 tahun pemerintahan Joko.[9] Zaadit juga menyebut sebelum melakukan tindakan memberi kartu kuning, BEM UI sebelumnya sempat mengadakan demonstrasi di luar balairung;[10] pada 2013, ratusan mahasiswa bersama pedagang menggelar demonstrasi menentang pembongkaran kios para pedagang di Stasiun Universitas Indonesia.[11] Dalam wawancara dengan Beritagar, Zaadit menuturkan bahwa ide memberikan kartu kuning berasal dari teman-temannya sesama anggota BEM UI. Ide tersebut didukung oleh BEM UI dan FMIPA UI tempat Zaadit menimba ilmu.[12]", "question_text": "Apa penyebab Muhammad Zaadit Taqwa memberikan kartu kuning kepada presiden Joko Widodo ?", "answers": [{"text": "merupakan bentuk peringatan atas berbagai masalah yang terjadi di Indonesia sejak 4 tahun pemerintahan Joko", "start_byte": 1015, "limit_byte": 1122}]} {"id": "5652567839420984857-2", "language": "indonesian", "document_title": "Usus buntu", "passage_text": "Appendicitis merupakan nama penyakit yang menyerang usus buntu. Appendicitis terjadi ketika appendix, nama lain dari usus buntu telah meradang dan membuatnya rentan pecah, ini termasuk darurat medis serius. Operasi dilakukan untuk penyembuhan radang usus yang membengkak. Bila terjadi gejala usus buntu dalam waktu tiga hari berturut-turut, penderita harap segera menghubungi dokter atau datang ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis sehingga bisa langsung dioperasi, akan tetapi jika gejala usus buntu dibiarkan lebih dari satu minggu, maka perawatan medis serius sangat diperlukan untuk meredakan radang usus yang terjadi sebelum penderita melakukan operasi penyembuhan.", "question_text": "Apa cara mengobati usus buntu?", "answers": [{"text": "Operasi", "start_byte": 207, "limit_byte": 214}]} {"id": "-7530980791291059023-2", "language": "indonesian", "document_title": "Margrethe II dari Denmark", "passage_text": "Margrethe lahir pada 16 April 1940 di Istana Amalienborg, Kopenhagen, pada masa kekuasaan kakeknya, Raja Christian X. Ayahnya adalah Frederik yang saat itu merupakan Putra Mahkota Denmark. Ibunya adalah Ingrid Bernadotte, putri dari Gustaf VI Adolf, Raja Swedia yang berkuasa pada tahun 1950 sampai mangkatnya pada 1973. Margrethe lahir sepekan setelah penyerangan Nazi terhadap Denmark pada 9 April 1940.[1]", "question_text": "Kapan Margrethe Alexandrine Þórhildur Ingrid lahir ?", "answers": [{"text": "16 April 1940", "start_byte": 21, "limit_byte": 34}]} {"id": "189581743205974773-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Pokémon", "passage_text": "\nDaftar di bawah ini merupakan daftar karakter manusia dalam serial TV animasi Pokémon. Dengan tokoh utama protagonis Ash Ketchum (Satoshi) beserta Brock (Takeshi) dan tokoh utama villain Jessie (Musashi) dan James (Kojiro) dari Team Rocket.", "question_text": "siapakh karakter utama Pokémon ?", "answers": [{"text": "Ash Ketchum (Satoshi) beserta Brock (Takeshi) dan tokoh utama villain Jessie (Musashi) dan James", "start_byte": 119, "limit_byte": 215}]} {"id": "6699170720184283764-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kapitalisme", "passage_text": "Kapitalisme atau Kapital adalah sistem ekonomi di mana perdagangan, industri dan alat-alat produksi dikendalikan oleh pemilik swasta dengan tujuan memperoleh keuntungan dalam ekonomi pasar.[1][2] Pemilik modal dalam melakukan usahanya berusaha untuk meraih keuntungan sebesar-besarnya. Dengan prinsip tersebut, pemerintah tidak dapat melakukan intervensi pasar guna memperoleh keuntungan bersama, tetapi intervensi pemerintah dilakukan secara besar-besaran untuk kepentingan-kepentingan pribadi.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan kapitalisme ?", "answers": [{"text": "sistem ekonomi di mana perdagangan, industri dan alat-alat produksi dikendalikan oleh pemilik swasta dengan tujuan memperoleh keuntungan dalam ekonomi pasar", "start_byte": 32, "limit_byte": 188}]} {"id": "5325578811621146613-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jonas Salk", "passage_text": "Jonas Salk () adalah seorang peneliti medis dan virolog Amerika Serikat. Jonas Salk paling dikenal melalui penemuan dan pengembangan vaksin polio pertama yang aman dan efektif. Dia lahir di New York City, di mana orang tuanya adalah imigran Yahudi-Rusia. Meskipun mereka tidak begitu terdidik secara formal, mereka ingin melihat putera-puteri mereka berjaya. Ketika menempuh sekolah medis di Universitas New York, dia keluar dari perkumpulan kawan sebayanya tidak hanya karena keunggulan akademisnya, tetapi lebih kepada keinginannya untuk melakukan penelitian medis, bukan untuk menjadi seorang dokter praktik.", "question_text": "siapakah yang menemukan vaksin polio?", "answers": [{"text": "Jonas Salk", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "3368014266686516545-0", "language": "indonesian", "document_title": "Diplomasi", "passage_text": "Diplomasi adalah seni dan praktik bernegosiasi oleh seseorang (disebut diplomat) yang biasanya mewakili sebuah negara atau organisasi. Kata diplomasi sendiri biasanya langsung terkait dengan diplomasi internasional yang biasanya mengurus berbagai hal seperti budaya, ekonomi, dan perdagangan. Biasanya, orang menganggap diplomasi sebagai cara mendapatkan keuntungan dengan kata-kata yang halus. Perjanjian-perjanjian internasional umumnya dirundingkan oleh para diplomat terlebih dahulu sebelum disetujui oleh pembesar-pembesar negara. Istilah diplomacy diperkenalkan ke dalam bahasa Inggris oleh Edward Burke pada tahun 1796 berdasarkan sebuah kata dari bahasa Perancis yaitu diplomatie.", "question_text": "Apakah pengertian dari Diplomasi ?", "answers": [{"text": "seni dan praktik bernegosiasi oleh seseorang (disebut diplomat) yang biasanya mewakili sebuah negara atau organisasi", "start_byte": 17, "limit_byte": 133}]} {"id": "-3542143308969815217-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Kelahiran", "passage_text": "Gereja Kelahiran atau Gereja Nativitas (Arabic: كنيسة المهد‎) di Betlehem adalah salah satu dari gedung-gedung gereja tertua di dunia yang masih digunakan sebagai tempat peribadatan. Bangunan ini didirikan di atas gua yang menurut tradisi merupakan tempat lahir Kristus, dan dihormati sebagai tempat suci oleh umat Kristiani.", "question_text": "Apakah nama gereja tertua di dunia ?", "answers": [{"text": "Gereja Nativitas", "start_byte": 22, "limit_byte": 38}]} {"id": "2075658990184077134-5", "language": "indonesian", "document_title": "Yoris Sebastian", "passage_text": "Yoris yang dilahirkan di Ujung Pandang, 5 Agustus 1972 telah mendapat beragam penghargaan, di antaranya", "question_text": "Kapan Yoris Sebastian lahir?", "answers": [{"text": "5 Agustus 1972", "start_byte": 40, "limit_byte": 54}]} {"id": "-6704547871655936370-4", "language": "indonesian", "document_title": "Mochtar Riady", "passage_text": "Mochtar Riady sudah bercita-cita menjadi seorang bankir di usia 10 tahun. Ketertarikan Mochtar Riady yang dilahirkan di Malang pada tanggal 12 Mei 1929 ini disebabkan karena setiap hari ketika berangkat sekolah, dia selalu melewati sebuah gedung megah yang merupakan kantor dari Nederlandsche Handels Bank (NHB) dan melihat para pegawai bank yang berpakaian rapih dan kelihatan sibuk. Mochtar Riady masih sangat ingin menjadi seorang bankir, namun ayahnya tidak mendukung karena profesi bankir menurut ayahnya hanya untuk orang kaya, sedangkan kondisi keluarga mereka saat itu sangat miskin.", "question_text": "Kapan Mochtar Riady lahir?", "answers": [{"text": "12 Mei 1929", "start_byte": 140, "limit_byte": 151}]} {"id": "1172862702909633811-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tanakh", "passage_text": "Tanakh (/tɑːˈnɑːx/;[1] Hebrew: תַּנַ\"ךְ‎, pronounced[taˈnaχ] atau [təˈnax]; juga Tenakh, Tenak, Tanach), Tanak, atau Mikra adalah kanon dari Alkitab Ibrani. Teks Ibrani tradisional tersebut dikenal sebagai Teks Masoret.", "question_text": "apakah yang di maksud Tanakh ?", "answers": [{"text": "kanon dari Alkitab Ibrani", "start_byte": 148, "limit_byte": 173}]} {"id": "1376121164372726288-6", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Saat mengembangkan SO baru bersama IBM tahun 1984, OS/2, Microsoft meluncurkan Microsoft Windows, sebuah ekstensi grafis untuk MS-DOS, tanggal 20 November.[6]:242–243, 246 Microsoft memindahkan kantor pusatnya ke Redmond tanggal 26 Februari 1986, dan pada tanggal 13 Maret, Microsoft menjadi perusahaan umum;[13] kenaikan tajam harga saham berhasil menciptakan empat miliuner dan 12.000 jutawan dari kalangan karyawan Microsoft sendiri.[14] Karena kemitraannya dengan IBM, pada tahun 1990, Federal Trade Commission mengawasi Microsoft dikarenakan adanya kemungkinan kolusi; masa itu menandakan awal dari satu dasawarsa penuh tuntutan hukum dari Pemerintah Amerika Serikat.[15] Microsoft mengumumkan peluncuran versi OS/2-nya kepada pembuat peralatan asli (OEM) tanggal 2 April 1987;[6]:243–244 sementara itu, perusahaan ini sedang mengerjakan sebuah SO 32-bit, Microsoft Windows NT, menggunakan ide dari OS/2; SO baru ini diluncurkan tanggal 21 Juli 1993 dengan kernel moduler baru dan antarmuka pemrograman aplikasi (API) Win32, menjadikan porting dari Windows 16-bit (berbasis MS-DOS) lebih mudah. Setelah Microsoft memberitahu IBM tentang NT, kemitraan OS/2 berakhir.[16]", "question_text": "Siapa pencipta Windows?", "answers": [{"text": "Microsoft", "start_byte": 57, "limit_byte": 66}]} {"id": "-3112824040384461604-2", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad al-Faqih Muqaddam", "passage_text": "Sedangkan gelar al-Muqaddam berasal dari kata Qadam yang berarti lebih diutamakan. Dalam hal ini, Muhammad bin Ali sewaktu hidupnya selalu diutamakan sampai setelah ia wafat, dan maqamnya yang berada di Zanbal, Tarim sering diziarahi kaum muslimin sebelum menziarahi makam lainnya.[1]", "question_text": "Dimana makam Imam Al-Faqih Muqaddam Muhammad bin ‘Ali Ba’Alawiy ?", "answers": [{"text": "anbal", "start_byte": 204, "limit_byte": 209}]} {"id": "6581533637447990484-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masyarakat madani", "passage_text": "Masyarakat Madani (dalam bahasa Inggris: civil society) dapat diartikan sebagai suatu masyarakat yang beradab dalam membangun, menjalani, dan memaknai kehidupannya.[1] Kata madani sendiri berasal dari bahasa arab yang artinya civil atau civilized (beradab).[1] Istilah masyarakat madani adalah terjemahan dari civil atau civilized society, yang berarti masyarakat yang berperadaban.[1] Untuk pertama kali istilah Masyarakat Madani dimunculkan oleh Anwar Ibrahim, mantan wakil perdana menteri Malaysia.[2] Menurut Anwar Ibrahim, masyarakat madani merupakan sistem sosial yang subur berdasarkan prinsip moral yang menjamin keseimbangan antara kebebasan individu dengan kestabilan masyarakat.[2] Inisiatif dari individu dan masyarakat akan berupa pemikiran, seni, pelaksanaan pemerintah yang berdasarkan undang-undang dan bukan nafsu atau keinginan individu. [2]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan masyarakat Madani?", "answers": [{"text": "masyarakat yang beradab dalam membangun, menjalani, dan memaknai kehidupannya", "start_byte": 86, "limit_byte": 163}]} {"id": "3192084549091390709-0", "language": "indonesian", "document_title": "Latvia", "passage_text": "Latvia, resminya Republik Latvia (bahasa Latvia: Latvijas Republika), adalah sebuah negara di kawasan Baltik, Eropa Utara. Latvia berbatasan dengan Estonia (sepanjang 343km) di utara, dengan Lithuania (sepanjang 588km) di selatan, dengan Rusia (sepanjang 276km) di timur, dengan Belarus (sepanjang 141km) di tenggara,[1] dan berbagi perbatasan bahari dengan Swedia di barat. Dengan penduduk sejumlah 2.070.371 jiwa[2] dan wilayah seluas 64.589km persegi[3], Latvia adalah salah satu negara yang berpenduduk sedikit dan jarang di Uni Eropa. Pusat pemerintahannya berada di Riga. Bahasa resminya adalah Bahasa Latvia dan satuan mata uangnya adalah Lats (Ls). Negara ini beriklim sedang. Negara ini bergabung dengan Uni Eropa pada 1 Mei 2004 dan dengan NATO pada 29 Maret 2004.", "question_text": "Apakah mata uang negara negara Latvia?", "answers": [{"text": "Lats", "start_byte": 646, "limit_byte": 650}]} {"id": "281668559520420730-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kecipir", "passage_text": "jmpl|kiri|200px|Umbi kecipir dijual di pasar lokal di Burma.\nPara ahli berbeda pendapat mengenai asal usul kecipir; terutama karena tidak didapati jenis liarnya, semua merupakan jenis yang telah dibudidayakan. Keanekaragaman kecipir yang tertinggi didapati di Papua, wilayah perbukitan di timur laut India, serta di wilayah Burma yang bertetangga; sehingga diduga wilayah-wilayah itu merupakan pusat-pusat domestikasinya.[10] Namun, menurut Setijati Sastrapradja, asal kecipir adalah berasal dari Indonesia dan Papua Nugini. Kecipir banyak didapati di Asia Tenggara dan menyukai tanah yang baik serta sinar matahari yang cukup. Tumbuh baik hingga pada ketinggian 1000 mdpl. Ditanam sebagai tanaman sampingan pada musim hujan.[11] Pada tahun '80-an di Indonesia, kecipir dipakai sebagai tanaman sela di antara tanaman pekarangan. Petani-petani ini sadar akan nilai tinggi kecipir, tapi karena pemasarannya tidak seramai kubis dan kangkung, akhirnya tumbuhan ini tidak terlalu diusahakan secara komersial.[7] Sebagian pakar menduga bahwa kecipir diturunkan dari jenis-jenis Psophocarpus yang lain dari Afrika (misalnya P. grandiflorus atau P. scandens); sementara pakar yang lain beranggapan bahwa kecipir berasal dari jenis liar Asia yang kini telah punah.[10]", "question_text": "dari manakah asal kecipir?", "answers": [{"text": "Indonesia dan Papua Nugini", "start_byte": 497, "limit_byte": 523}]} {"id": "-8585126799072994365-5", "language": "indonesian", "document_title": "Perubahan wujud zat", "passage_text": "Peristiwa perubahan wujud zat dari padat menjadi cair. Dalam peristiwa ini zat memerlukan energi panas. Contoh peristiwa mencair yaitu pada batu es yang berubah menjadi air, lilin yang dipanaskan, dan es krim yang dibiarkan di ruang terbuka, akan mencair dengan sendirinya.", "question_text": "Apakah peristiwa perubahan wujud dari zat padat menjadi cair?", "answers": [{"text": "mencair", "start_byte": 121, "limit_byte": 128}]} {"id": "1026243868208090308-0", "language": "indonesian", "document_title": "Theophile de Backere", "passage_text": "\n\nTheophile de Backere CM (1882-1945) adalah seorang pastor Katolik, seorang pemimpin misi CM di wilayah Keuskupan Surabaya (1923-1937)[1], dan seorang Prefek Apostolik yang pertama di Surabaya (Monseigneur) dari tahun 1928 sampai 1937.[2] Msgr. de Backere CM dengan demikian dapat disebut sebagai \"uskup\" Surabaya yang pertama. Sebelum bertugas sebagai pemimpin misi CM di wilayah karesidenan Surabaya, Rembang, Kediri, dan kemudian Madiun, Romo de Backere CM mengalami tugas-tugas: belajar di Roma, kemudian dosen di Seminari Tinggi St. Jozef di Panningen, direktur novisiat, rektor dan superior domus di Seminari Menengah Wernhoutsburg.", "question_text": "Kapan Theophile de Backere CM diangkat menjadi pastor Katolik?", "answers": [{"text": "1923", "start_byte": 125, "limit_byte": 129}]} {"id": "4815857455542741477-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi", "passage_text": "Dalam fisika, energi adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan. Joule adalah satuan SI untuk energi, diambil dari jumlah yang diberikan pada suatu objek (melalui kerja mekanik) dengan memindahkannya sejauh 1 meter dengan gaya 1 newton.[1]", "question_text": "Apa definisi energi ?", "answers": [{"text": "properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan", "start_byte": 28, "limit_byte": 182}]} {"id": "1599208854607603687-1", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke-43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, seperti Animax dan stasiun televisi lainnya, pada 3 Oktober 2002 sampai sekarang. Seri pertama terdiri atas 9 musim dan berlangsung 220 episode. Musim pertama dari seri kedua mulai ditayangkan pada tanggal 15 Februari 2007. Di Indonesia sendiri, anime Naruto pernah ditayangkan oleh stasiun televisi Trans TV, yang kemudian ditayangkan lebih lanjut oleh GTV dan sempat ditayangkan di Indosiar untuk musim keempat dan kelima sampai Naruto Shippuden musim kelima. Selain serial anime, Studio Pierrot telah mengembangkan delapan film untuk seri dan beberapa original video animation (OVA). Jenis barang dagangan termasuk novel ringan, permainan video dan koleksi kartu yang dikembangkan oleh beberapa perusahaan.", "question_text": "kapankah Naruto dirilis pertama kali?", "answers": [{"text": "1999", "start_byte": 73, "limit_byte": 77}]} {"id": "-5162728312531813671-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kalidas (film)", "passage_text": "Film tersebut, yang utamanya memakai bahasa Tamil, berisi dialog tambahan dalam bahasa Telugu dan Hindi. Meskipun Rajalakshmi berbicara dalam bahasa Tamil, Venkatesan dan Prasad secara eksklusif masing-masing berbicara dalam bahasa Telugu dan Hindi. Disamping tema mitologinya, film tersebut menampilkan lagu-lagu dari periode masa berikutnya, seperti komposisi musik karnatik Tyagaraja, yang mempublisitaskan lagu-lagu dari Kongres Nasional India, dan lagu-lagu tentang Mahatma Gandhi dan gerakan kemerdekaan India. Film tersebut melakukan pengambilan gambar di Bombay (sekarang Mumbai) pada set-set film bersuara India pertama Alam Ara (1931) dan diselesaikan dalam waktu delapan hari.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan dalam karya Kalidasa?", "answers": [{"text": "Tamil", "start_byte": 44, "limit_byte": 49}]} {"id": "1107602277282740438-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar bahasa di Indonesia", "passage_text": "Meskipun dipahami dan dituturkan oleh lebih dari 90% warga Indonesia, Bahasa Indonesia bukanlah bahasa ibu bagi kebanyakan penuturnya. Sebagian besar warga Indonesia menggunakan salah satu dari748 bahasa yang ada di Indonesia di bawah ini sebagai bahasa ibu.[1] Penutur Bahasa Indonesia kerap kali menggunakan versi sehari-hari (kolokial) dan/atau mencampuradukkan dengan dialek Melayu lainnya atau bahasa Indonesia", "question_text": "berapakah jenis Bahasa daerah di Indonesia?", "answers": [{"text": "748", "start_byte": 193, "limit_byte": 196}]} {"id": "-3493440255108660707-8", "language": "indonesian", "document_title": "Samaun Bakri", "passage_text": "Pada tahun 1948, dari Yogyakarta sebagai ibukota negara ketika itu, Presiden Soekarno menugaskannya mengambil emas seberat 20 kg dari Cikotok, Banten, untuk membeli pesawat ke India. Setelah itu ia kemudian berangkat dengan pesawat Dakota RI 002 milik Bobby Earl Freeberg dari lapangan udara Gorda, Serang, menuju Tanjung Karang, Lampung. Dalam perjalanan dari Tanjung Karang menuju Bukit Tinggi sebelum ke India, pesawatnya rusak dan jatuh di tengah hutan di wilayah Lampung Tengah pada 1 Oktober 1948.[2][4][3]", "question_text": "Kapan Samaun Bakri meninggal ?", "answers": [{"text": "1 Oktober 1948", "start_byte": 488, "limit_byte": 502}]} {"id": "832298362154634029-0", "language": "indonesian", "document_title": "Episkopal", "passage_text": "\n\nEpiskopal merujuk pada suatu bentuk tata kelola Gereja yang bersifat hierarkis, di mana pemimpin otoritas setempatnya disebut uskup. Kata \"uskup\", melalui istilah dalam bahasa Latin Britania dan bahasa Latin Umum *ebiscopus/*biscopus, berasal dari bahasa Yunani Kuno επίσκοπος epískopos yang berarti \"penilik\". Struktur tersebut digunakan oleh banyak Gereja dan denominasi Kristen utama seperti Gereja Timur (misalnya Ortodoks Timur), Katolik, Anglikan, Lutheran, serta beberapa lainnya yang didirikan secara terpisah dari garis ini.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan episkopal?", "answers": [{"text": "bentuk tata kelola Gereja yang bersifat hierarkis", "start_byte": 31, "limit_byte": 80}]} {"id": "1558167288307054311-0", "language": "indonesian", "document_title": "Observatorium Bosscha", "passage_text": "Observatorium Bosscha merupakan salah satu tempat peneropongan bintang tertua di Indonesia. Observatorium Bosscha (dahulu bernama Bosscha Sterrenwacht) dibangun oleh Nederlandsch-Indische Sterrenkundige Vereeniging (NISV) atau Perhimpunan Bintang Hindia Belanda. Observatorium Bosscha berlokasi di Lembang, Jawa Barat, sekitar 15km di bagian utara Kota Bandung dengan koordinat geografis 107° 36' Bujur Timur dan 6° 49' Lintang Selatan. Tempat ini berdiri di atas tanah seluas 6 hektare, dan berada pada ketinggian 1310 meter di atas permukaan laut atau pada ketinggian 630 m dari dataran tinggi Bandung. Kode observatorium Persatuan Astronomi Internasional untuk observatorium Bosscha adalah 299. Tahun 2004, Observatorium Bosscha dinyatakan sebagai Benda Cagar Budaya oleh Pemerintah. Karena itu keberadaan Observatorium Bosscha dilindungi oleh UU Nomor 2/1992 tentang Benda Cagar Budaya. Selanjutnya, tahun 2008, Pemerintah menetapkan Observatorium Bosscha sebagai salah satu Objek Vital nasional yang harus diamankan.[1]", "question_text": "Dimana letak Observatorium Bosscha?", "answers": [{"text": "Lembang, Jawa Barat", "start_byte": 298, "limit_byte": 317}]} {"id": "-4674501907937281345-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hering raja", "passage_text": "Hering Raja, Nasar Raja, Ruak-ruak Bangkai Raja, Sarcoramphus papa, adalah spesies burung hering Dunia Baru yang hidup di Amerika Tengah dan Amerika Selatan. Spesies ini masuk dalam famili Cathartidae. Burung Hering ini hidup di hutan tropis dataran rendah di Meksiko selatan sampai Argentina utara, walaupun ada pula yang mempercayai bahwa lukisan \"Hering Berwarna\" karya William Bartram di Florida mungkin merupakan lukisan spesies ini. Sejauh ini Hering Raja merupakan anggota satu-satunya genus Sarcoramphus yang diketahui.", "question_text": "Apa nama ilmiah Hering Raja?", "answers": [{"text": "Sarcoramphus papa", "start_byte": 49, "limit_byte": 66}]} {"id": "-6547683719954639328-14", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Vietnam", "passage_text": "Pada akhir (Perang Dunia II), pergerakan (Viet Minh) di bawah pimpinan (Ho Chí Minh) berhasil membebaskan Vietnam dari tangan penjajah, tetapi keberhasilan itu hanya untuk masa yang singkat saja. Pihak Jepang menangkap pemerintah Perancis dan memberikan Vietnam satu bentuk “kemerdekaan” sebagai sebagian dari rancangan Jepang untuk \"membebaskan\" bumi Asia dari penjajahan barat. Banyak bangunan diserahkan kepada kelompok-kelompok nasionalis.", "question_text": "siapakah pemimpin vietnam saat perang vietnam terjadi?", "answers": [{"text": "Ho Chí Minh", "start_byte": 72, "limit_byte": 84}]} {"id": "42946705412844681-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Halmahera", "passage_text": "Halmahera memilik luas tanah 17.780 km² (6.865 mil persegi) dan populasi 1995 sekitar 162.728. Pada 1997, sekitar 80% penduduk adalah Muslim, dan sekitar 20% adalah Kristen.", "question_text": "berapakah luas Pulau Halmahera?", "answers": [{"text": "17.780 km²", "start_byte": 29, "limit_byte": 40}]} {"id": "7382233718740582504-8", "language": "indonesian", "document_title": "Najelaa Shihab", "passage_text": "Najelaa menjalani masa-masa sekolah di berbagai tempat, prasekolah di Kairo, Mesir, sewaktu mengikuti ayahnya mengenyam studi S3 di sana. Kemudian pindah ke Makasar dan melanjutkan sekolah dasar di SDN 01 Malombasang, Kota Makassar, kelas 3-4 di Madrasah Pembangunan, dan kelas 5-6 di Madrasah Nurul Hidayah. Sedangkan SMP dan SMA, Najelaa bersekolah di Jakarta, yaitu SMP Negeri 212 dan SMA Negeri 28. Selama mengenyam pendidikan tersebut, Najelaa sudah mulai terlibat dan aktif di organisasi-organisasi sekolah, misalnya dengan menjadi wakil ketua OSIS, kelompok ilmiah remaja, mengikuti ekstrakurikuler PMR, dan lain-lain. Setelah itu, Najelaa Shihab menyelesaikan studi S1 dan S2 di Fakultas Psikologi, Universitas Indonesia [2].", "question_text": "Dimana sekolah dasar Najelaa Shihab?", "answers": [{"text": "SDN 01 Malombasang, Kota Makassar, kelas 3-4 di Madrasah Pembangunan, dan kelas 5-6 di Madrasah Nurul Hidayah", "start_byte": 198, "limit_byte": 307}]} {"id": "-5307847180666519392-6", "language": "indonesian", "document_title": "Penawaran", "passage_text": "“\"Semakin tinggi harga, semakin banyak jumlah barang yang bersedia ditawarkan. Sebaliknya, semakin rendah tingkat harga, semakin sedikit jumlah barang yang bersedia ditawarkan.””", "question_text": "Apa hukum penawaran ekonomi?", "answers": [{"text": "\"Semakin tinggi harga, semakin banyak jumlah barang yang bersedia ditawarkan. Sebaliknya, semakin rendah tingkat harga, semakin sedikit jumlah barang yang bersedia ditawarka", "start_byte": 3, "limit_byte": 176}]} {"id": "-2703762176609465754-0", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Digital", "passage_text": "\nRevolusi Digital adalah perubahan dari teknologi mekanik dan elektronik analog ke teknologi digital yang telah terjadi sejak tahun 1980 dan berlanjut sampai hari ini. Revolusi itu pada awalnya mungkin dipicu oleh sebuah generasi remaja yang lahir pada tahun 80-an. Analog dengan revolusi pertanian, revolusi Industri, revolusi digital menandai awal era Informasi.\n[1]", "question_text": "Berapa lama Revolusi Digital terjadi?", "answers": [{"text": "1980 dan berlanjut sampai hari ini", "start_byte": 132, "limit_byte": 166}]} {"id": "2653286020653370579-0", "language": "indonesian", "document_title": "K.P.H. Notoprojo", "passage_text": "Kanjeng Pangeran Haryo (K.P.H.) Notoprojo, juga dikenal sebagai Ki Tjokrowasito, K.R.T. Wasitodipuro, K.R.T. Wasitodiningrat, di antara nama-nama lainnya (terlahir Wasi Jolodoro, - umur 104 menurut Kalender Jawa), adalah seorang empu (tokoh ahli) karawitan dan salah satu seniman gamelan Jawa yang paling dihormati.", "question_text": "Siapakah Ki Tjokrowasito?", "answers": [{"text": "seorang empu (tokoh ahli) karawitan dan salah satu seniman gamelan Jawa yang paling dihormati", "start_byte": 222, "limit_byte": 315}]} {"id": "-6482828121578667260-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Avengers (film)", "passage_text": "Dalam menanggapi serangan itu, Fury mengaktifkan kembali Avengers Initiative. Agen Natasha Romanoff (Scarlett Johansson) dikirim ke Calcutta untuk merekrut Dr. Bruce Banner (Mark Ruffalo) untuk melacak Tesseract melalui emisi radiasi gammanya. Coulson mengunjungi Tony Stark (Robert Downey, Jr.) untuk meninjau penelitian Selvig, dan Fury mendekati Steve Rogers/Captain America (Chris Evans) dengan tugas untuk mengambil Tesseract. Sementara Barton mencuri iridium yang diperlukan untuk menstabilkan daya Tesseract ini, Loki membuat kekacauan di Stuttgart yang mengarah ke konfrontasi dengan Rogers, Stark, dan Romanoff yang berakhir dengan penyerahan Loki. Sementara Loki sedang diantar ke S.H.I.E.L.D, Thor (Chris Hemsworth), saudara angkatnya, datang dan membebaskan dirinya berharap untuk meyakinkan dia untuk meninggalkan rencananya dan kembali ke Asgard. Setelah konfrontasi dengan Stark dan Rogers, Thor setuju untuk mengambil Loki ke kapal induk terbang S.H.I.E.L.D., Helicarrier. Ada Loki dipenjarakan sementara Banner dan Stark mencari Tesseract tersebut.", "question_text": "Siapa yang memerankan Captain America dalam film Avengers?", "answers": [{"text": "Chris Evans", "start_byte": 379, "limit_byte": 390}]} {"id": "-5973919488130480986-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Patah", "passage_text": "Raden Patah (Jawa: ꦫꦢꦺꦤ꧀ꦦꦠꦃcode: jav promoted to code: jv ) alias Jin Bun (Hanzi: 靳文, Pinyin: Jìn Wén) bergelar Senapati Jimbun[1] atau Panembahan Jimbun[2](lahir: Palembang, 1455; wafat: Demak, 1518) adalah pendiri dan sultan Demak pertama dan memerintah tahun 1500-1518. Menurut kronik Tiongkok dari Kuil Sam Po Kong Semarang, ia memiliki nama Tionghoa yaitu Jin Bun tanpa nama marga di depannya, karena hanya ibunya yang berdarah Tionghoa. Jin Bun artinya orang kuat.[3] Nama tersebut identik dengan nama Arabnya \"Fatah (Patah)\" yang berarti kemenangan. Pada masa pemerintahannya Masjid Demak didirikan, dan kemudian ia dimakamkan di sana.", "question_text": "Siapakah Raden Fatah?", "answers": [{"text": "pendiri dan sultan Demak pertama", "start_byte": 230, "limit_byte": 262}]} {"id": "3087116121416009792-0", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardo da Pisa", "passage_text": "Leonardo da Pisa atau Leonardo Pisano (1175 - 1250), dikenal juga sebagai Fibonacci, adalah seorang matematikawan Italia yang dikenal sebagai penemu bilangan Fibonacci dan perannya dalam mengenalkan sistem penulisan dan perhitungan bilangan Arab ke dunia Eropa (algorisma).", "question_text": "Kapan Leonardo Pisano meninggal?", "answers": [{"text": "1250", "start_byte": 46, "limit_byte": 50}]} {"id": "-1455888253143163615-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas ibukota Jerman ?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "-8401608383233872566-1", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Prambanan", "passage_text": "Kompleks candi ini terletak di kecamatan Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta dan kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah[1] kurang lebih 17 kilometer timur laut Yogyakarta, 50 kilometer barat daya Surakarta dan 120 kilometer selatan Semarang, persis di perbatasan antara provinsi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta.[2] Letaknya sangat unik, Candi Prambanan terletak di wilayah administrasi desa Bokoharjo, Prambanan, Sleman, sedangkan pintu masuk kompleks Candi Prambanan terletak di wilayah adminstrasi desa Tlogo, Prambanan, Klaten.", "question_text": "dimanakah letak candi bercorak Hindu terbesar di Indonesia?", "answers": [{"text": "kecamatan Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta dan kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah", "start_byte": 31, "limit_byte": 118}]} {"id": "204899728460365213-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guns N' Roses", "passage_text": "Guns N' Roses (GNR) adalah kelompok musik hard rock dari Amerika Serikat yang berdiri pada tahun 1984 dan resmi pada Maret tahun 1985 . Anggota pendiri GNR adalah Axl Rose yang merupakan eks vokalis Hollywood Rose dan Tracii Guns yang juga eks gitaris L.A Guns. Grup yang didirikan di Los Angeles, Amerika Serikat ini sempat berganti-ganti personel bahkan gitaris sekaligus pendiri GNR Tracii Guns pun hengkang dari grup ini. Bermula Pada tahun 1983, ketika itu setelah gagal bergabung dengan Poison bersama teman masa kecilnya, Steven Adler, mereka bersama membentuk Road Crew. Slash menempatkan iklan di sehelai koran untuk pemain bass, dan setelah itu ia menerima jawaban dari Duff McKagan. Ketika Road Crew bubar, Slash bergabung dengan band lokal, Black Sheep. Diketuai oleh Willie Bass, band ini kemudian saling berbagi seorang agen dengan band lainnya, yang dikenal sebagai Hollywood Rose.", "question_text": "Siapakah gitaris grup Guns N ‘Roses?", "answers": [{"text": "Tracii Guns", "start_byte": 218, "limit_byte": 229}]} {"id": "-1265896508678491475-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kutu laut", "passage_text": "\nKutu laut adalah sekelompok spesies hewan copepoda dari ordo Siphonostomatoida, yaitu famili Caligidae. Terdapat sekitar 559 spesies di 37 genera, termasuk 162 spesies Lepeophtheirus dan 268 spesies Caligus. Kutu laut merupakan ektoparasit yang memakan lendir, jaringan epidermis, dan darah dari ikan laut inangnya.", "question_text": "Dimana habitat Kutu laut?", "answers": [{"text": "laut", "start_byte": 302, "limit_byte": 306}]} {"id": "-8946142023620158207-0", "language": "indonesian", "document_title": "Song Jieun", "passage_text": "Song Jieun (Hangul: 송지은; Hanja: 宋枝恩; lahir 5 Mei 1990), dikenal sebagai Jieun, Ji Eun atau Ji-eun, adalah penyanyi dan penari Korea Selatan. Ia dikenal sebagai anggota dan vokal utama girlband Secret. Selain sebagai anggota Secret, ia mulai terjun ke kegiatan solo di Korea Selatan dengan debut singel \"Yesterday\" dan berpartisipasi dalam berbagai soundtrack. Pada tahun 2011, dia merilis singel kedua, \"Going Crazy\" yang menampilkan Bang Yong Guk dengan singelnya berada di #1 di Gaon Single Chart untuk karier solo-nya. Dia saat ini ditandatangani untuk TS Entertainment.", "question_text": "Kapan Song Jieun lahir ?", "answers": [{"text": "5 Mei 1990", "start_byte": 55, "limit_byte": 65}]} {"id": "-5183331910425103750-21", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Luas wilayah provinsi Riau adalah 87.023,66km², yang membentang dari lereng Bukit Barisan hingga Selat Malaka. Riau memiliki iklim tropis basah dengan rata-rata curah hujan berkisar antara 2000-3000 milimeter per tahun, serta rata-rata hujan per tahun sekitar 160 hari.", "question_text": "berapakah luas Provinsi Riau?", "answers": [{"text": "87.023,66km²", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "706457030507557702-0", "language": "indonesian", "document_title": "Galileo Galilei", "passage_text": "Galileo Galilei (Italian pronunciation:[ɡaliˈlɛːo ɡaliˈlɛi]; ) adalah seorang astronom, filsuf, dan fisikawan Italia yang memiliki peran besar dalam revolusi ilmiah. Ia disebut sebagai \"bapak astronomi observasional\",[2] \"bapak ilmu fisika modern\",[3][4] \"bapak metode ilmiah\",[5] dan \"bapak ilmu pengetahuan\".[6][7]", "question_text": "Siapakah bapak fisika modern?", "answers": [{"text": "Galileo Galilei", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-2214262584916844159-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Manzikert", "passage_text": "Pertempuran Manzikert adalah pertempuran yang terjadi antara Kekaisaran Bizantium dengan pasukan Seljuk yang dipimpin oleh Alp Arslan pada tanggal 26 Agustus 1071 di dekat Manzikert, Kerajaan Armenia (saat ini Malazgirt, Turki).[8] Kekaisaran Bizantium dapat dikalahkan dalam pertempuran ini dan Kaisar Romanos IV Diogenes ditangkap. Pertempuran Manzikert memainkan peran penting dalam kehancuran Bizantium dan membuka jalan bagi orang Turki di Anatolia. Dalam jangka waktu sepuluh tahun setelah pertempuran ini, kaum Turki Seljuk telah merebut kota Nicaea. Kota tersebut berada di tepi Selat Bosporus, di seberang Konstantinopel, ibu kota Kekaisaran Bizantium.[9]", "question_text": "Dimana Pertempuran Manzikert terjadi?", "answers": [{"text": "dekat Manzikert, Kerajaan Armenia", "start_byte": 166, "limit_byte": 199}]} {"id": "4025152472415661823-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sufi", "passage_text": "Sufi adalah istilah untuk mereka yang mendalami ilmu tasawwuf, yaitu ilmu yang mendalami ketakwaan kepada Allah swt.Yang sebagaimana seperti berdzikir. Istilah sufi (orang suci) akhirnya dipakai oleh dunia secara luas, bukan saja untuk tokoh agama dari agama tertentu, tetapi bagi seseorang yang secara spiritual dan rohaniah telah matang dan yang kehidupannya tidak lagi membutuhkan dan melekat kepada dunia dan segala isinya, kecuali untuk kebutuhan dasarnya saja. Sufi dalam konteks ini diamalkan sebagai cara sejati untuk memurnikan jiwa dan hati, mendekatkan diri kepada Tuhan dan mendekatkan diri kepada Surga (menjauhi dunia). Di agama Budha, dikenal sebagai tahap arupadatu (berbeda dengan kamadatu), di agama Nasrani dikenal sebagai biarawan/ biarawati sebagai cara menjalani kehendak Tuhan secara full/penuh dan memerdekakan diri dari budak kesenangan dunia.", "question_text": "Siapakah yang disebut dengan sufi ?", "answers": [{"text": "istilah untuk mereka yang mendalami ilmu tasawwuf, yaitu ilmu yang mendalami ketakwaan kepada Allah swt", "start_byte": 12, "limit_byte": 115}]} {"id": "-8451793357103958980-0", "language": "indonesian", "document_title": "Belarus", "passage_text": "Republik Belarus atau Belarusia adalah sebuah negara di Eropa Timur dengan ibu kota Minsk. Negara ini secara administratif terbagi menjadi 6 provinsi (voblast) dan sebuah kota khusus.", "question_text": "apakah nama ibukota Belarus ?", "answers": [{"text": "Minsk", "start_byte": 84, "limit_byte": 89}]} {"id": "-716195869837800685-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ahmad Husein", "passage_text": "Dewan Banteng yang dibentuk di Padang pada tanggal 20 Desember 1956 adalah cikal bakal dari PRRI, walaupun pada awalnya bertujuan membangun daerah yang dirasa tertinggal dibanding pembangunan di pulau Jawa. Dewan yang diprakarsai oleh Kolonel Ismail Lengah itu diketuai oleh Letnan Kolonel Ahmad Husein.", "question_text": "Kapan Kolonel Ahmad Husein diangkat menjadi pemimpin PRRI?", "answers": [{"text": "20 Desember 1956", "start_byte": 51, "limit_byte": 67}]} {"id": "-5678933896314884484-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Dengan Konstantinopel sebagai ibu kotanya dan kekuasaannya atas wilayah yang luas di sekitar cekungan Mediterania, Kesultanan Utsmaniyah menjadi pusat interaksi antara dunia Timur dan Barat selama lebih dari enam abad. Kesultanan ini bubar pasca Perang Dunia I, tepatnya pada 1 November 1922. Pembubarannya berujung pada kemunculan rezim politik baru di Turki, serta pembentukan Balkan dan Timur Tengah yang baru.[12]", "question_text": "Berapa luas kekuasaan dinasti Utsmaniyah ?", "answers": [{"text": "sekitar cekungan Mediterania", "start_byte": 85, "limit_byte": 113}]} {"id": "-4842629914251123144-22", "language": "indonesian", "document_title": "Helikopter", "passage_text": "Zhukovsky mengawali karier di dunia penerbangan dengan menekuni matematika, hidrodinamika dan\naerodinamika. Zhukovsky kemudian menemukan terowongan angin pertama di dunia untuk menguji teknologi aerodinamika. Terjun dalam pengembangan helikopter pada tahun 1910 dan pada Perang Dunia I mengembangkan banyak pesawat terbang dan helikopter", "question_text": "Siapakah yang menciptakan alat Terowongan angin?", "answers": [{"text": "Zhukovsky", "start_byte": 108, "limit_byte": 117}]} {"id": "4070755769516206612-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lahirnya Pancasila", "passage_text": "Dan sejak tahun 2017, tanggal 1 Juni resmi menjadi hari libur nasional untuk memperingati hari \"Lahirnya Pancasila\" .", "question_text": "Kapankah hari pancasila diperingati ?", "answers": [{"text": "1 Juni", "start_byte": 30, "limit_byte": 36}]} {"id": "-986630601537116505-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "Apa itu uskup?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal", "start_byte": 55, "limit_byte": 206}]} {"id": "5861119598180436846-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tondano (kota)", "passage_text": "\nKota Tondano adalah ibu kota Kabupaten Minahasa, yang meliputi 4 kecamatan. Kota ini terletak di to]] sejauh 35km ke arah selatan lewat Kota Tomohon, arah timur via Kecamatan Tombulu, dan arah Universitas Negeri Manado (UNIMA), tepatnya di kampus UNIMA Tonsaru Tondano Selatan. Tondano merupakan kota kelahiran Pahlawan Nasional Doktor Sam Ratulangi, yang juga merupakan Gubernur Sulawesi yang pertama.", "question_text": "dimanakah letak Tondano?", "answers": [{"text": "Minahasa", "start_byte": 40, "limit_byte": 48}]} {"id": "126796288444758665-0", "language": "indonesian", "document_title": "Natal", "passage_text": "Natal (dari bahasa Portugis yang berarti \"kelahiran\") adalah hari raya umat Kristen yang diperingati setiap tahun oleh umat Kristiani pada tanggal 25 Desember untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus. Natal dirayakan dalam kebaktian malam pada tanggal 24 Desember; dan kebaktian pagi tanggal 25 Desember. Beberapa gereja Ortodoks merayakan Natal pada tanggal 6 Januari (lihat pula Epifani).", "question_text": "Kapankah hari kelahiran Yesus diperingati oleh umat Kristiani ?", "answers": [{"text": "25 Desember", "start_byte": 147, "limit_byte": 158}]} {"id": "-7454792730006085772-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gulden Belanda", "passage_text": "Gulden Belanda (Dutch: gulden, IPA:[ˈɣʏldən]; mata uang: ƒ atau fl.) adalah mata uang Belanda sejak abad ke-17 hingga 2002 ketika digantikan oleh euro. Antara 1999 dan 2002, gulden secara resmi menjadi \"subunit nasional\" untuk euro. Tetapi, pembayaran fisik hanya dapat dilakukan dengan gulden, karena tidak ada koin atau uang kertas euro yang tersedia. Gulden masih digunakan di Antillen Belanda, sebuah dependensi Belanda, meski mata uang ini berbeda dari gulden Belanda. Pada 2004, gulden Suriname digantikan dengan dolar Suriname.", "question_text": "apakah nama mata uang Belanda ?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 151, "limit_byte": 155}]} {"id": "6154160765841442897-0", "language": "indonesian", "document_title": "Polandia", "passage_text": "\nPolandia (Polish: Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Polish: Rzeczpospolita Polska[lower-alpha 1] [ʐɛt͡ʂpɔˈspɔlitaˈpɔlska](listen)) adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon). Polandia adalah negara anggota Uni Eropa. Ibukota Polandia dan kota terbesar adalah Warsawa.", "question_text": "dimanakah letak Polandia ?", "answers": [{"text": "Eropa Tengah", "start_byte": 183, "limit_byte": 195}]} {"id": "5870999959839740661-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "\nKalimantan Timur (disingkat Kaltim) adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.", "question_text": "apakah nama ibukota Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "Samarinda", "start_byte": 403, "limit_byte": 412}]} {"id": "-7692168523871866611-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ulos", "passage_text": "\n\nUlos atau sering juga disebut kain ulos adalah salah satu busana khas Indonesia. Ulos secara turun temurun dikembangkan oleh masyarakat Batak, Sumatera utara. Dari bahasa asalnya, ulos berarti kain. Cara membuat ulos serupa dengan cara membuat songket khas Palembang, yaitu menggunakan alat tenun bukan mesin.", "question_text": "Apakah nama jenis kain khas dari Medan ?", "answers": [{"text": "Ulos", "start_byte": 2, "limit_byte": 6}]} {"id": "1119756288080739277-0", "language": "indonesian", "document_title": "Koes Plus", "passage_text": "\nKoes Plus adalah grup musik Indonesia yang dibentuk pada tahun 1969 sebagai kelanjutan dari grup Koes Bersaudara. Grup musik yang terkenal pada dasawarsa 1970-an ini sering dianggap sebagai pelopor musik pop dan rock 'n roll di Indonesia. Sampai sekarang, grup musik ini kadang masih tampil di pentas musik membawakan lagu-lagu lama mereka, walaupun hanya tinggal Yon yang aktif.", "question_text": "Kapan band Koes Plus dibentuk ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 64, "limit_byte": 68}]} {"id": "6573334311683431748-1", "language": "indonesian", "document_title": "Seni modern", "passage_text": "Walaupun seni pahat dan arsitektur modern diperkirakan mulai berkembang di akhir abad ke-19, hasil-hasil karya seni melukis modern dapat ditemukan jauh lebih awal. Pada umumnya dapat dikatakan tahun 1863 sebagai awal kelahiran seni modern, karna pada tahun tersebut Édouard Manet menggelar pameran yang menampilkan lukisannya \"Le déjeuner sur l'herbe\" di \"Salon des Refusés\" di Paris. Menurut sejarahwan seni dan budaya H. Harvard Arnason, tahun-tahun seperti tahun 1855 (tahun dimana Gustave Courbet menggelar pameran ''The Artist's studio'') dan 1784 (tahun dimana 'Jacques-Louis David' menyelesaikan lukisannya ''The Oath of the Horatii''),adalah \"momen-momen penting dalam sejarah perkembangan seni modern, walaupun tidak dapat di kategorikan sebagai tanda awal dimulainya era seni modern secara utuh.....metamorfosis yang bertahap berlangsung dalam waktu seratus tahun.\" [2]", "question_text": "siapakah yang memulai Seni modern?", "answers": [{"text": "Édouard Manet", "start_byte": 266, "limit_byte": 280}]} {"id": "-1440115106013225440-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bola basket", "passage_text": "Basket dianggap sebagai olahraga unik karena diciptakan secara tidak sengaja oleh seorang guru olahraga. Pada tahun 1891, Dr. James Naismith, seorang guru olahraga asal Kanada yang mengajar di sebuah perguruan tinggi untuk para siswa profesional di YMCA (sebuah wadah pemuda umat Kristen) di Springfield, Massachusetts, harus membuat suatu permainan di ruang tertutup untuk mengisi waktu para siswa pada masa liburan musim dingin di New England. Terinspirasi dari permainan yang pernah ia mainkan saat kecil di Ontario, Naismith menciptakan permainan yang sekarang dikenal sebagai bola basket pada 15 Desember 1891.", "question_text": "kapankah olahraga bola basket ditemukan?", "answers": [{"text": "15 Desember 1891", "start_byte": 598, "limit_byte": 614}]} {"id": "-820821974796880396-0", "language": "indonesian", "document_title": "Carangidae", "passage_text": "Carangidae adalah famili ikan laut yang ditemukan di Samudra Atlantik, India, dan Pasifik. Sebagian besar spesiesnya adalah ikan predator yang berenang cepat saat berburu di perairan di atas terumbu dan di laut terbuka. Beberapa spesies ikan menggali di dasar laut untuk memburu invertebrata.", "question_text": "Apa itu suku Carangidae?", "answers": [{"text": "famili ikan laut yang ditemukan di Samudra Atlantik, India, dan Pasifik", "start_byte": 18, "limit_byte": 89}]} {"id": "-2013419110245648862-0", "language": "indonesian", "document_title": "Persatuan Wartawan Indonesia", "passage_text": "Persatuan Wartawan Indonesia selanjutnya dikenal dengan nama PWI adalah organisasi profesi wartawan pertama di Indonesia.[1] PWI berdiri pada 9 Februari 1946 di Surakarta bertepatan dengam Hari Pers Nasional.[1] PWI beranggotakan wartawan yang tersebar di seluruh Indonesia.[1] Saat ini PWI dipimpin oleh Atal Sembiring Depari selaku ketua umum yang menjabat sejak 2018 hingga 2023.[2]", "question_text": "Apa kepanjangan dari PWI?", "answers": [{"text": "Persatuan Wartawan Indonesia", "start_byte": 0, "limit_byte": 28}]} {"id": "218788264667905537-2", "language": "indonesian", "document_title": "Braille", "passage_text": "Demi menyesuaikan kebutuhan para tunanetra, Louis Braille mengadakan uji coba garis dan titik timbul Barbier kepada beberapa kawan tunanetra. Pada kenyataannya, jari-jari tangan mereka lebih peka terhadap titik dibandingkan garis sehingga pada akhirnya huruf-huruf Braille hanya menggunakan kombinasi antara titik dan ruang kosong atau spasi. Sistem tulisan Braille pertama kali digunakan di L’Institution Nationale des Jeunes Aveugles, Paris, dalam rangka mengajar siswa-siswa tunanetra.", "question_text": "Apakah nama huruf yang digunakan oleh para tunanetra ?", "answers": [{"text": "Braille", "start_byte": 358, "limit_byte": 365}]} {"id": "2309837931177776568-16", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kota Medan", "passage_text": "Belanda yang menjajah Nusantara kurang lebih tiga setengah abad namun untuk menguasai Tanah Deli mereka sangat banyak mengalami tantangan yang tidak sedikit. Mereka mengalami perang di Jawa dengan Pangeran Diponegoro sekitar tahun 1825-1830. Belanda sangat banyak mengalami kerugian sedangkan untuk menguasai Sumatera, Belanda juga berperang melawan Iskandar Muda Aceh, Kisar Bangun si Gara mata di tanah Karo dan Aceh, Imam Bonjol di Minangkabau, dan Raja Sisingamangaraja XII di daerah Tapanuli.", "question_text": "Berapa lamakah Indonesia dijajah Belanda?", "answers": [{"text": "tiga setengah abad", "start_byte": 45, "limit_byte": 63}]} {"id": "7479959614763547207-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serbuan Yuan-Mongol ke Jawa", "passage_text": "Serbuan Yuan-Mongol ke Jawa adalah invasi Kekaisaran Tiongkok-Mongol di bawah Dinasti Yuan ke tanah Jawadwipa (pulau Jawa sekarang). Pada tahun 1293, Kubilai Khan, Khan Agung Kekaisaran Mongol dan pendiri Dinasti Yuan, mengirim invasi besar ke pulau Jawa dengan 20,000[1] sampai 30,000 tentara. Ini adalah ekspedisi untuk menghukum Raja Kertanegara dari Kerajaan Singhasari, yang menolak membayar upeti dan bahkan melukai utusan Mongol.", "question_text": "Kapan Serbuan Yuan-Mongol ke Jawa terjadi?", "answers": [{"text": "1293", "start_byte": 144, "limit_byte": 148}]} {"id": "6563782646947423243-4", "language": "indonesian", "document_title": "Freddie Mercury", "passage_text": "\nMercury lahir sebagai Farrokh Bulsara di Stone Town in the wilayah kekuasaan Inggris dari Zanzibar pada tanggal 5 September 1946.[9][10] Orang tuanya, Bomi (1908–2003) dan Jer (1922–2016) Bulsara,[lower-alpha 1][11] merupakan Parsi yang berasal dari wilayah Gujarat provinsi saat itu yaitu Presidensi Bombay di British India.[lower-alpha 2][12] Mereka pindah kembali ke Zanzibar sehingga Bomi bisa melanjutkan pekerjaanya sebagai kasir di Kantor Koloni Inggris. Sebagai Parsi, keluarga Bulsara menganut agama Zoroastrian.[13] Mercury mempunyai seorang adik perempuan bernama Kashmira.[14] Mercury terlahir dengan empat gigi seri, yang mana dia menghubungkan jangkauan vokalnya yang meningkat.[15] Mercury terlahir sebagai warga negara Inggris, dan tetap begitu sepanjang hidupnya.[16]", "question_text": "siapakah orang tua Freddie Mercury?", "answers": [{"text": "Bomi (1908–2003) dan Jer (1922–2016) Bulsara", "start_byte": 152, "limit_byte": 200}]} {"id": "-1769649006297804862-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sultan Mahmud Badaruddin II", "passage_text": "Sultan Mahmud Badaruddin II (l: Palembang, 1767, w: Ternate, 26 September 1852)[1] adalah pemimpin kesultanan Palembang-Darussalam selama dua periode (1803-1813, 1818-1821), setelah masa pemerintahan ayahnya, Sultan Muhammad Bahauddin (1776-1803). Nama aslinya sebelum menjadi Sultan adalah Raden Hasan Pangeran Ratu.[2]", "question_text": "kapankah Sultan Mahmud Badaruddin II dilahir kan?", "answers": [{"text": "1767", "start_byte": 43, "limit_byte": 47}]} {"id": "-9031080716505068715-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang penyatuan Qin", "passage_text": "Perang penyatuan Qin adalah serangkaian kampanye militer yang dilancarkan pada akhir abad ke-3 SM oleh negara Qin terhadap enam negara besar besar lainnya — Han, Zhao, Yan, Wei, Chu, dan Qi — dalam wilayah yang membentuk Tiongkok saat ini. Pada akhir perang tahun 221 SM, Qin menyatukan sebagian besar negara dan menduduki beberapa negeri di selatan Sungai Yangtze. Wilayah yang ditaklukkan oleh Qin menjadi fondasi Dinasti Qin.", "question_text": "Kapan Perang penyatuan Qin perakhir?", "answers": [{"text": "221 SM", "start_byte": 268, "limit_byte": 274}]} {"id": "7866977740223436520-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Raya Bandung", "passage_text": "Masjid Raya Bandung, seperti yang kita lihat sekarang, terdapat dua menara kembar di sisi kiri dan kanan masjid setinggi 81 meter yang selalu dibuka untuk umum setiap hari Sabtu dan Minggu. Atap masjid diganti dari atap joglo menjadi satu kubah besar pada atap tengah dan yang lebih kecil pada atap kiri-kanan masjid serta dinding masjid terbuat dari batu alam kualitas tinggi. Kini luas tanah keseluruhan masjid adalah 23.448 m² dengan luas bangunan 8.575 m² dan dapat menampung sekitar 13.000 jamaah.", "question_text": "Berapa luas Masjid Agung Bandung?", "answers": [{"text": "23.448 m²", "start_byte": 420, "limit_byte": 430}]} {"id": "-8019858571998766446-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja di Indonesia", "passage_text": "Gereja di Indonesia sudah hadir sejak abad ke-2 Masehi, pertama kali di Fansur/Barus, Sumatera Utara. Sejak saat itu, sampai sekarang di Indonesia telah terdapat/telah ada banyak sekali jenis-jenis (aliran/semacamnya) gereja. Pada umumnya gereja-gereja Kristen di Indonesia dapat dibagi ke dalam tiga aliran utama, yaitu:", "question_text": "dimanakah gereja pertama di indonesia?", "answers": [{"text": "Fansur/Barus, Sumatera Utara", "start_byte": 72, "limit_byte": 100}]} {"id": "-484035973323968918-4", "language": "indonesian", "document_title": "Gamad", "passage_text": "Pemberian nama Gamat terhadap musik ini dapat ditinjau dari beberapa sumber, yang masing-masingnya punya tafsiran yang berbeda. A.A. Navis mengatakan bahwa kata gamat menurut etimologi bahasa berasal dari kata gamit, yang artinya menyentuh seseorang dengan jari untuk mengajak orang bercakap-cakap atau untuk keperluan lain (dalam Rizaldi, 1994:54). Ia berpendapat demikian karena dalam tradisi pertunjukan Gamat Padang biasanyan diikuti dengan tari-tarian spontan oleh dua sampai empat orang. Mereka menari dengan gerakan bebas di hadapan penyanyi dengan menggunakan selendang atau saputangan. Bila selendang atau saputangan diberikan kepada salah seorang penonton yang hadir dalam pertunjukan itu, berarti orang tersebut diminta dengan hormat berpartisipasi untuk menari berikutnya. Cara memberikan selendang atau saputangan itu merupakan menggamit dalam bentuk yang lain, sehingga kemudian musik ini dinamakan musik Gamat.", "question_text": "Berapa orang dapat memainkan musik Gamad?", "answers": [{"text": "dua sampai empat orang", "start_byte": 470, "limit_byte": 492}]} {"id": "-8644926973843545965-0", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Industri", "passage_text": "Revolusi Industri merupakan periode antara tahun 1750-1850 di mana terjadinya perubahan secara besar-besaran di bidang pertanian, manufaktur, pertambangan, transportasi, dan teknologi serta memiliki dampak yang mendalam terhadap kondisi sosial, ekonomi, dan budaya di dunia. Revolusi Industri dimulai dari Britania Raya dan kemudian menyebar ke seluruh Eropa Barat, Amerika Utara, Jepang, dan menyebar ke seluruh dunia.", "question_text": "Kapan evolusi Industri pertama kali terjadi?", "answers": [{"text": "antara tahun 1750-1850", "start_byte": 36, "limit_byte": 58}]} {"id": "7309684050204078484-3", "language": "indonesian", "document_title": "Wolfgang Amadeus Mozart", "passage_text": "Simfoni-simfoni dari Bach dan Carl Friedrich Abel memengaruhi simfoni-simfoni Mozart yang pertama (K.16 & K.19), yang pada tahun 1764 & 1765. Pada 1767, Mozart menggubah beberapa piano sonata dari komponis-komonis lain dan membuatnya menjadi empat buah piano Concerto pertamanya (K.37, K.39, K.40, K.41). Pada tahun 1768, atas permintaan Kaisar Wina, Mozart menggubah Opera buffa (komik opera), La Finta Semplice (namun tak terpentaskan) dan operetta Bastien und Bastienne.", "question_text": "Apa karya pertama Wolfgang Amadeus Mozart ?", "answers": [{"text": "K.16 & K.19", "start_byte": 99, "limit_byte": 110}]} {"id": "-7048568291223773729-0", "language": "indonesian", "document_title": "Festival Istiqlal", "passage_text": "250px|ka|jmpl|Masjid Istiqlal.\nFestival Istiqlal merupakan festival kebudayaan Islam Indonesia dari masa tradisional hingga modern. Festival ini diselenggarakan sebanyak 2 kali—pertama pada 1991 dan terakhir pada 1995—di Masjid Istiqlal, Jakarta. Pada festival ini, Al-Qur’an Mushaf Istiqlal mendapat tempat tersendiri: pada festival pertama, Presiden Soeharto menulis kalimat basmalah yang menandakan dimulainya Festival Istiqlal I sekaligus penulisan mushaf ini, dan pada festival terakhir, mushaf yang sudah selesai ditulis kemudian dipamerkan sebagai bagian dari pembukaan Festival Istiqlal II. Jumlah pengunjung festival ini selalu melebihi target semula: pada festival pertama dikunjungi sekitar 6 juta orang dari target semula sebesar 6 kali lipatnya, dan pada festival terakhir dikunjungi sekitar 11 juta orang, lebih 1 juta orang dari yang diperkirakan.Berbagai pertunjukan memeriahkan kedua festival ini. Pos Indonesia selalu menerbitkan prangko yang dikhususkan untuk kedua festival.", "question_text": "Kapan Festival Istiqlal pertama kali dimulai ?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 192, "limit_byte": 196}]} {"id": "-834129934159541821-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bisma", "passage_text": "\nBisma adalah salah satu tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata, putra dari Prabu Santanu dan Dewi Gangga. Ia juga merupakan kakek dari Pandawa maupun Korawa. Semasa muda ia bernama Dewabrata , namun berganti nama menjadi Bisma semenjak bersumpah bahwa ia tidak akan menikah seumur hidup. Bisma ahli dalam segala modus peperangan dan sangat disegani oleh Pandawa dan Korawa. Menurut Mahabharata, ia gugur dalam sebuah pertempuran besar di Kurukshetra oleh panah dahsyat yang dilepaskan oleh Srikandi dengan bantuan Arjuna. Dalam kitab Bhismaparwa dikisahkan bahwa ia tidak meninggal seketika. Ia sempat hidup selama beberapa hari dan menyaksikan kehancuran para Korawa. Bisma menghembuskan napas terakhirnya saat garis balik matahari berada di utara (Uttarayana).", "question_text": "siapakah tokoh utama dalam Mahabharata?", "answers": [{"text": "Bisma", "start_byte": 1, "limit_byte": 6}]} {"id": "-6587191684990923508-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renal calyx", "passage_text": "Renal calyx adalah ruangan di dalam ginjal yang dilalui urin. Minor calyx mengelilingi puncak renal pyramids. Urin yang dihasilkan di dalam ginjal akan disalurkan ke minor calux melalui renal papilla. Dua atau tiga minor calyx akan bergabung membentuk major calyx, tempat urin mengalir melalui renal pelvis menuju ureter.", "question_text": "Apa maksud renal calyx?", "answers": [{"text": "ruangan di dalam ginjal yang dilalui urin", "start_byte": 19, "limit_byte": 60}]} {"id": "-5600429594844182287-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar episode SpongeBob SquarePants", "passage_text": "\nSpongeBob SquarePants adalah serial animasi televisi Amerika yang dibuat oleh mantan ahli biologi laut dan animator Stephen Hillenburg untuk Nickelodeon. Sejak debutnya pada 1 Mei 1999,[1] 210 episode telah ditayangkan; musim kesepuluhnya pertama kali ditayangkan pada 15 Oktober 2016. Seri ini berlangsung di kota bawah laut fiksi bernama Bikini Bottom, dan berpusat pada petualangan SpongeBob SquarePants (Tom Kenny), spons laut yang sangat optimis. Mayoritas karakter acara adalah Patrick Star (Bill Fagerbakke), bintang laut yang merupakan teman terbaik SpongeBob; Mr. Krabs (Clancy Brown), kepiting yang terobsesi dengan uang dan boss SpongeBob di Krusty Krab; Squidward Tentacles (Rodger Bumpass), gurita yang arogan dan pemarah; Sandy Cheeks (Carolyn Lawrence), tupai dari Texas, dan Plankton (Mr. Lawrence), rival bisnis Mr. Krabs yang berukuran kecil.", "question_text": "berapakah jumlah episode SpongeBob SquarePants?", "answers": [{"text": "210", "start_byte": 190, "limit_byte": 193}]} {"id": "7608391409503704130-15", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Sambil menunggu UU yang mengatur susunan Daerah yang bersifat Istimewa sebagaimana pasal 18 UUD, maka Sultan HB IX dan Sri Paduka PA VIII dengan persetujuan BP DPR DIY (Dewan Daerah) pada 18 Mei 1946 mengeluarkan Maklumat No. 18 yang mengatur kekuasaan legeslatif dan eksekutif (lihat )[2][6]. Maklumat ini adalah realisasi dari keputusan sidang KNI Daerah Yogyakarta pada 24 April 1946[2]. Setelah menyetujui rencana maklumat itu, KNID membubarkan diri dan digantikan oleh Dewan Daerah yang dibentuk berdasarkan rencana maklumat. Dalam sidangnya yang pertama DPR DIY mengesahkan rencana maklumat No 18 yang sebelumnya telah disetujui dalam sidang KNI Daerah Yogyakarta tersebut[6].", "question_text": "Kapankah Yogyakarta menjadi Daerah Istimewa?", "answers": [{"text": "18 Mei 1946", "start_byte": 188, "limit_byte": 199}]} {"id": "8692109778992698620-0", "language": "indonesian", "document_title": "Patung Buddha Mengshan", "passage_text": "Patung Buddha Mengshan, sering juga disebut Patung Buddha Gunung Jinyangxi, adalah sebuah patung Buddha raksasa yang diukir dari batu barat laut Gunung Mengshan di Distrik Jinyuan, kota Taiyuan, Provinsi Shanxi, Tiongkok; sekarang merupakan Situs Cagar Budaya Kota Taiyuan. Patung Buddha Mengshan dibangun pada masa dinasti Qi Utara di zaman Dinasti Selatan dan Utara di Tiongkok; patung ini dibangun setelah pembangunan sebuah kuil. Kaisar Tang pertama Li Yuan (bernama rezim Gaozu, 618-626) serta kedua Li Zhi (bernama rezim Gaozong, 649-683), Wu Zetian, Kaisar Dinasti Tang Akhir, Li Keyong dan Kaisar Dinasti Han Akhir, Liu Zhiyuan semuanya pernah mengunjungi patung ini. Patung ini mengalami kerusakan pada tahun-tahun terakhir Dinasti Yuan. Dalam sensus nama tempat Kota Taiyuan tahun 1980, patung ini ditemukan kembali. Ketika ditemukan, kepala patung sudah hilang serta badan patung terkubur di dalam tanah dan mengalami pelapukan serius. Catatan kuno menyatakan bahwa tinggi patung ini mencapai 200 chi (kira-kira 59 meter). Menurut pengukuran aktual, tinggi Patung Buddha Mengshan dari bagian dasar kedua kaki hingga kepalanya mencapai 30 meter; menurut perkiraan proporsi, tinggi kepala aslinya 10 meter, ditambah fondasi dan peninggian dari perbaikan generasi selanjutnya mencapai 6 meter; keseluruhannya mencapai 46 meter. Sejak tahun 2007, otoritas Kota Taiyuan telah melindungi dan membuka patung ini kepada umum, memperkokoh bagian tubuh Buddha, dan membangun kepala Buddha yang baru setinggi 12 meter dengan referensi kepala Buddha Qi Utara dari penggalian Taiyuan. Di bulan Oktober 2008, patung ini dibuka sepenuhnya kepada umum.", "question_text": "dimanakah letak Patung Buddha Mengshan?", "answers": [{"text": "Distrik Jinyuan, kota Taiyuan, Provinsi Shanxi, Tiongkok", "start_byte": 164, "limit_byte": 220}]} {"id": "4310353514211985856-0", "language": "indonesian", "document_title": "Richard III dari Inggris", "passage_text": "Richard III () adalah Raja Inggris yang berkuasa selama dua tahun, dari tahun 1483 sampai kematiannya pada tahun 1485 saat Pertempuran Bosworth. Dia adalah raja terakhir dari Wangsa York dan terakhir dari Wangsa Plantagenet. Kekalahannya pada Pertempuran Bosworth merupakan perang kepastian dari Perang Mawar dan kadang dianggap sebagai akhir dari abad pertengahan di Inggris.", "question_text": "Siapakah Richard III?", "answers": [{"text": "Raja Inggris yang berkuasa selama dua tahun, dari tahun 1483 sampai kematiannya pada tahun 1485 saat Pertempuran Bosworth", "start_byte": 22, "limit_byte": 143}]} {"id": "4436383624281305809-10", "language": "indonesian", "document_title": "Vladimir I", "passage_text": "Menurut cerita, karena keindahannya itulah Vladimir memilih aliran Ortodoks. Kristen Ortodoks adalah agama tetangga kerajaannya, Kekaisaran Bizantium, yang paling kuat, terkaya dan sangat berbudaya. Ketika ia ditawari Anna, saudara perempuan Basilius, kaisar Byzantin, untuk menjadi istrinya, Vladimir menerima. Ia kemudian menggabungkan kedudukannya sendiri dengan tetangganya itu.", "question_text": "Siapa nama istri Vladimir Sviatoslavich?", "answers": [{"text": "Anna", "start_byte": 218, "limit_byte": 222}]} {"id": "5407307975425198179-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "siapakah yang menciptakan tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "-295422141946839684-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Kekristenan sudah ada di Indonesia dan menurut catatan ensiklopedia dicatat jelas keberadaannya pada abad ke-10 dan ke-11.[1][2] Menurut sensus penduduk tahun 2010, 6,96% dari penduduk Indonesia adalah Protestan dan 2.91% beragama Katolik.[3]", "question_text": "Berapa populasi Kristen Indonesia tahun 2010 ?", "answers": [{"text": "6,96% dari penduduk Indonesia adalah Protestan dan 2.91% beragama Katolik", "start_byte": 165, "limit_byte": 238}]} {"id": "-6712723740648410385-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hati nurani", "passage_text": "\nHati nurani adalah suatu proses kognitif yang menghasilkan perasaan dan pengaitan secara rasional berdasarkan pandangan moral atau sistem nilai seseorang. Hati nurani berbeda dengan emosi atau pikiran yang muncul akibat persepsi indrawi atau refleks secara langsung, seperti misalnya tanggapan sistem saraf simpatis. Dalam bahasa awam, hati nurani sering digambarkan sebagai sesuatu yang berujung pada perasaan menyesal ketika seseorang melakukan suatu tindakan yang bertentangan dengan nilai moral mereka. Nilai moral seorang individu serta ketidaksesuaiannya dengan penafsiran pemikiran moral keluarga, sosial, budaya, maupun sejarah, dipelajari dalam studi relativisme budaya dalam bidang dan praktik psikologi. Sejauh mana peran hati nurani dalam menggerakkan penilaian moral seseorang sebelum bertindak dan apakah penilaian moral tersebut memang atau sebaiknya didasarkan pada akal budi, telah memercik perdebatan yang sengit antara filsafat Barat melawan teori-teori romantisme dan gerakan reaksioner lainnya setelah berakhirnya Abad Pertengahan.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan hati nurani?", "answers": [{"text": "proses kognitif yang menghasilkan perasaan dan pengaitan secara rasional berdasarkan pandangan moral atau sistem nilai seseorang", "start_byte": 26, "limit_byte": 154}]} {"id": "5797924063590845149-3", "language": "indonesian", "document_title": "Museum dan Galeri Seni Rudana", "passage_text": "Bangunan seluas 500 meter persegi ini didirikan di atas lahan seluas 2.500 meter persegi di Kawasan Seni Rudana di Peliatan, Ubud, Kabupaten Gianyar,Bali, satu kompleks dengan Rudana Fine Art Gallery. Peletakan batu pertamanya dilakukan pada tanggal 22 Desember 1990.", "question_text": "Kapan Museum Rudana dibangun ?", "answers": [{"text": "22 Desember 1990", "start_byte": 250, "limit_byte": 266}]} {"id": "-6272083021079607350-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ryan Harrison (tenis)", "passage_text": "Sebagai pemain junior, Ryan mencatatkan rekor menang–kalah 60–24, dengan peringkat tertingginya adalah peringkat ke-7 dunia (diraih pada April 2008).", "question_text": "Kapan Ryan Harrison memulai karir sebagai petenis ?", "answers": [{"text": "April 2008", "start_byte": 141, "limit_byte": 151}]} {"id": "5669260729926099417-1", "language": "indonesian", "document_title": "Benua", "passage_text": "Berdasarkan konvensi, \"benua dipahami sebagai kumpulan daratan yang berbeda yang terhubung menjadi besar, yang idealnya terpisah oleh bidang air.\"[2] Banyak dari tujuh wilayah yang umum diakui sebagai benua bukanlah daratan berbeda yang benar-benar terpisah oleh air. Kriteria \"besar\" menjadi klasifikasi yang dapat diperdebatkan: Greenland, dengan luas wilayah 2.166.086km2 (836.330 mil2) dianggap sebagai pulau terbesar di dunia, sementara Australia, dengan luas 7.617.930km2 (2.941.300 mil2) dianggap sebagai benua terkecil.", "question_text": "Benua apa yang terbesar di dunia?", "answers": [{"text": "Greenland", "start_byte": 331, "limit_byte": 340}]} {"id": "-4830844426700857051-0", "language": "indonesian", "document_title": "SpongeBob SquarePants (karakter)", "passage_text": "\n\n\nRobert \"SpongeBob\" SquarePants () adalah karakter fiksi utama televisi animasi Nickelodeon seri SpongeBob SquarePants. Dia dibuat oleh tokoh biologi laut dan animator Stephen Hillenburg, dan diisi suara oleh Tom Kenny. Dia adalah spons laut yang naif dan agak bodoh yang bekerja sebagai koki pemanggang di kota bawah laut fiksi Bikini Bottom.", "question_text": "siapakah pencipta SpongeBob SquarePants?", "answers": [{"text": "Stephen Hillenburg", "start_byte": 170, "limit_byte": 188}]} {"id": "5987256997981386369-2", "language": "indonesian", "document_title": "USS Laffey (DD-459)", "passage_text": "Pada tanggal 11 Oktober 1942 di Pertempuran Tanjung Esperance (Pertempuran Kedua Pulau Savo), Laffey bersama dengan kelompok penjelajah Admiral Norman Scott, ia berhasil membuat Aoba rusak parah dengan tiga meriam 5-inchi-nya. Akhirnya Sekutu berhasil memenangkan Pertempuran Tanjung Esperance dengan keberhasilan mereka menenggelamkan Furutaka dan Fubuki walaupun USSFarenholt dan USSBoiseharus mengalami kerusakan yang cukup parah.[1]", "question_text": "Siapa yang memenangkan Pertempuran Tanjung Esperance?", "answers": [{"text": "Sekutu", "start_byte": 236, "limit_byte": 242}]} {"id": "1546518664985560366-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aang", "passage_text": "Aang adalah nama salah satu tokoh fiktif dalam serial animasi televisi Nickelodeon berjudul Avatar: The Legend of Aang. Pengisi suaranya adalah Zach Tyler Eisen. Sebagai tokoh utama, Aang selalu muncul dalam episode, kecuali satu, yaitu episode \"Zuko Alone.\" Aang juga muncul dalam media lain, seperti misalnya kartu permainan,[1][2] permainan video,[3][4] T-shirt,[5] dan komik web.[6] Kebanyakan sifat-sifat Aang, seperti misalnya tidak makan daging,[7] diambil dari tradisi agama Buddha dan Tao.[8] Penciptanya ingin Aang tampil sebagai tokoh yang mengalahkan musuh dengan kebijaksanaan dan menjadi pahlawan cerdik.[9]", "question_text": "siapakah karakter utama Avatar: The Legend of aang?", "answers": [{"text": "Aang", "start_byte": 183, "limit_byte": 187}]} {"id": "-7155273290849445590-0", "language": "indonesian", "document_title": "Honda Mobilio", "passage_text": "Honda Mobilio adalah sebuah MPV mini dengan tujuh tempat duduk yang diproduksi oleh produsen mobil Jepang Honda. Generasi pertama Mobilio yang diproduksi tahun 2001-2008, adalah seri kedua di Honda Small Max dan juga mengambil konsep Honda's Global Small Platform dengan mesin i-DSI. Pada bulan Mei 2008, Honda Freed diperkenalkan, menggantikan Mobilio.", "question_text": "Kapan Honda Mobilio pertama kali diproduksi?", "answers": [{"text": "2001", "start_byte": 160, "limit_byte": 164}]} {"id": "6081516514367234458-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Tengah", "passage_text": "Kalimantan Tengah (disingkat Kalteng) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Kalimantan. Ibukotanya adalah Kota Palangka Raya. Kalimantan Tengah memiliki luas 157.983km². Berdasarkan sensus tahun 2010, provinsi ini memiliki populasi 2.202.599 jiwa, yang terdiri atas 1.147.878\nlaki-laki dan 1.054.721 perempuan. Sensus penduduk 2015, jumlah penduduk Kalimantan Tengah bertambah menjadi 2.680.680 jiwa. Kalteng mempunyai 13 kabupaten dan 1 kota.", "question_text": "Apa ibukota provinsi Kalimantan Tengah?", "answers": [{"text": "Palangka Raya", "start_byte": 136, "limit_byte": 149}]} {"id": "3032080857903689290-1", "language": "indonesian", "document_title": "Klub Rotary", "passage_text": "Rotary Club pertama didirikan pada 1905 di Chicago oleh Paul Harris. National Association of Rotary Clubs (Asosiasi Rotary Club Nasional) dibentuk pada 1910. Namanya kemudian diganti menjadi Rotary International pada 1922 karena telah terbentuknya cabang-cabang di luar negeri. Kini ia telah menyebar ke 168 negara dan mempunyai lebih dari 1,2 juta anggota di sekitar 32.000 klub. Nama Rotary dipilih karena rapat klub aslinya dirotasikan di antara klub-klub yang menjadi anggota organisasi ini. Anggota dari sebuah klub bertemu setiap pekan untuk sarapan, makan siang ataupun makan malam, yang selain menjadi saat mereka dapat menyusun tugas mereka untuk mencapai tujuan suatu kegiatan, juga merupakan sebuah even sosial.", "question_text": "siapakah pendiri Rotary International?", "answers": [{"text": "Paul Harris", "start_byte": 56, "limit_byte": 67}]} {"id": "6422569226443048119-10", "language": "indonesian", "document_title": "Aqua (air mineral)", "passage_text": "Pada tahun 1982, Tirto mengganti bahan baku (air) yang semula berasal dari sumur bor ke mata air pegunungan yang mengalir sendiri (self-flowing spring) karena dianggap mengandung komposisi mineral alami yang kaya nutrisi seperti kalsium, magnesium, potasium, zat besi, dan sodium.", "question_text": "Dari manakah asal air yang menjadi bahan utama pembuatan Aqua?", "answers": [{"text": "air pegunungan", "start_byte": 93, "limit_byte": 107}]} {"id": "778877606903149381-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Trebizond", "passage_text": "Kekaisaran Trebizond adalah salah satu dari tiga negara penerus Kekaisaran Romawi Timur pasca Perang Salib Keempat, tetapi pendiriannya tidak berhubungan secara langsung dengan jatuhnya Konstantinopel ke tangan Tentara Salib, karena negara ini didirikan beberapa minggu sebelum peristiwa ini.[1] Kekaisaran Trebizond didirikan pada April 1204.", "question_text": "Kapan Kekaisaran Trebizond didirikan?", "answers": [{"text": "April 1204", "start_byte": 332, "limit_byte": 342}]} {"id": "5807254082707380723-2", "language": "indonesian", "document_title": "Samantha Lewthwaite", "passage_text": "Lewthwaite lahir dari orangtua Andrew dan Elizabeth Christine (née Allen) Lewthwaite di Banbridge, County Down, pada tahun 1983.[3][14][15] Ayahnya adalah seorang mantan tentara Angkatan Darat Inggris yang bertugas di 9th/12th Royal Lancers dan disana dia bertemu wanita pilihannya dan menikah yang kemudian menjadi orangtuanya saat ia ditempatkan di Irlandia Utara pada 1970-an.[16][17][18] Setelah kelahirannya, keluarga tinggal untuk waktu yang singkat di Irlandia Utara, di mana ayahnya bekerja sebagai sopir truk, sebelum menetap secara permanen di Aylesbury, Buckinghamshire.[3][19][20] Dia lulusan sekolah menengah Elmhurst dan The Grange sekolah menengah di Aylesbury.[6]", "question_text": "Dimana Samantha Louise Lewthwaite lahir?", "answers": [{"text": "Banbridge, County Down", "start_byte": 89, "limit_byte": 111}]} {"id": "-7717286684195392659-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu ekonomi", "passage_text": "Adam Smith sering disebut sebagai yang pertama mengembangkan ilmu ekonomi pada abad 18 sebagai satu cabang tersendiri dalam ilmu pengetahuan. Melalui karya besarnya , Smith mencoba mencari tahu sejarah perkembangan negara-negara di Eropa. Sebagai seorang ekonom, Smith tidak melupakan akar moralitasnya terutama yang tertuang dalam . Perkembangan sejarah pemikiran ekonomi kemudian berlanjut dengan menghasilkan tokoh-tokoh seperti Alfred Marshall, J.M. Keynes, Karl Marx, hingga peraih hadiah Nobel bidang Ekonomi tahun 2006, Edmund Phelps.", "question_text": "Siapakah yang menemukan ilmu ekonomi?", "answers": [{"text": "Adam Smith", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "-4548514179517605962-18", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Bekasi", "passage_text": "Pada tahun 2013, jumlah penduduk Kabupaten Bekasi mencapai 3.002.112 jiwa. Tahun 2014, jumlah penduduk Kabupaten Bekasi menjadi 3.112.698 jiwa atau naik 120.586 jiwa dari tahun 2013[2]. Penduduk berjenis kelamin laki-laki adalah 1.592.588 jiwa dan penduduk berjenis kelamin perempuan 1.530.110 jiwa pada tahun 2014.Dengan luas wilayah 127.388 hektar, tingkat kepadatan penduduk Kabupaten Bekasi mencapai 2.451 jiwa per km2.[2]", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Bekasi?", "answers": [{"text": "127.388 hektar", "start_byte": 335, "limit_byte": 349}]} {"id": "5482420972461066242-12", "language": "indonesian", "document_title": "Maladewa", "passage_text": "Maladewa memiliki 7 provinsi masing-masing terdiri dari divisi administrasi berikut (ibukota Malé adalah divisi pemerintahan mereka sendiri):", "question_text": "apakah nama ibukota Maladewa?", "answers": [{"text": "Malé", "start_byte": 93, "limit_byte": 98}]} {"id": "-1279042300115515823-0", "language": "indonesian", "document_title": "Leonard Kleinrock", "passage_text": "Leonard Kleinrock () adalah seorang insinyur dan ilmuwan Amerika Serikat yang disebut sebagai Bapak Internet.\nSeorang profesor ilmu komputer di UCLA Henry Samueli Sekolah Teknik dan Sains, ia membuat kontribusi penting beberapa bidang jaringan komputer, khususnya untuk sisi teoretis jaringan computer.", "question_text": "Siapa yang menemukan internet?", "answers": [{"text": "Leonard Kleinrock", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-9148045337735524093-26", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Tengah", "passage_text": "Jumlah penduduk Provinsi Jawa Tengah berdasarkan sensus 2015 adalah 35.557.249 jiwa. Kabupaten/kota dengan jumlah penduduk terbesar adalah Kabupaten Brebes (2,342 juta jiwa), Kabupaten Cilacap (2,227 juta jiwa), dan Kabupaten Banyumas (1,953 juta jiwa).", "question_text": "Berapa jumlah penduduk Provinsi Jawa Tengah tahun 2015?", "answers": [{"text": "35.557.249", "start_byte": 68, "limit_byte": 78}]} {"id": "-4415072536347926406-39", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Semarang", "passage_text": "Penduduk Semarang umumnya adalah suku Jawa dan menggunakan Bahasa Jawa sebagai bahasa sehari-hari. Agama mayoritas yang dianut adalah Islam. Semarang memiliki komunitas Tionghoa yang besar. Seperti di daerah lainnya di Jawa, terutama di Jawa Tengah, mereka sudah berbaur erat dengan penduduk setempat dan menggunakan Bahasa Jawa dalam berkomunikasi sejak ratusan tahun silam.", "question_text": "Apa nama suku penduduk asli semarang ?", "answers": [{"text": "Jawa", "start_byte": 38, "limit_byte": 42}]} {"id": "-5664771535224657850-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ho Kim Ngo", "passage_text": "Ho Kim Ngo, atau biasa dipanggil dengan sebutan ‘Akim’, merupakan ibunda dari salah satu korban Peristiwa Semanggi II, Yap Yun Hap[1]. Ho Kim Ngo lahir pada tanggal 19 September 1951 (66 Tahun) di wilayah Muntok, provinsi Bangka Belitung. Ho Kim Ngo menikah dengan Yap Pit Sing dan memiliki tiga orang anak, yakni Yap Yun Hap, Yap Yun Yie, serta Yap Ling Ling.[2]", "question_text": "siapakah suami Ho Kim Ngo?", "answers": [{"text": "Yap Pit Sing", "start_byte": 269, "limit_byte": 281}]} {"id": "-5211513821534183694-1", "language": "indonesian", "document_title": "Balkan", "passage_text": "Balkan ialah nama historis dan geografis yang digunakan menggambarkan Eropa bagian tenggara. Daerah ini memiliki daerah gabungan 550.000 km² dan penduduk sekitar 53 juta.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan negara Balkan?", "answers": [{"text": "nama historis dan geografis yang digunakan menggambarkan Eropa bagian tenggara", "start_byte": 13, "limit_byte": 91}]} {"id": "-9148592209904507512-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Hawaii", "passage_text": "Iklim di kepulauan ini adalah subtropis lembap, karena terletak di tengah samudera sehingga selalu mendapatkan udara lembap dari penguapan air laut. Puncak tertinggi adalah Mauna Kea, lalu gunung Mauna Loa yang merupakan salah satu gunung berapi terkenal di dunia.", "question_text": "Apa nama gunung berapi di Kepulauan Hawaii ?", "answers": [{"text": "Mauna Loa", "start_byte": 196, "limit_byte": 205}]} {"id": "6968348335658935-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Fasis Nasional", "passage_text": "Partai Fasis Nasional (Italian: Partito Nazionale Fascista, PFN) adalah partai politik Italia yang dibentuk oleh Benito Mussolini sebagai ekspresi pemikiran politik fasisme (sebelumnya diwakili oleh kelompok bernama Fasci, lihat fasisme Italia). Partai ini menguasai Italia selama 21 tahun, sejak kaum fasis mengambil kekuasaan, hingga tahun 1943, ketika Mussolini dijatuhkan oleh Majelis Besar Fasisme.", "question_text": "Siapa pendiri Partai Fasis Nasional?", "answers": [{"text": "Benito Mussolini", "start_byte": 113, "limit_byte": 129}]} {"id": "-5333100031489837556-0", "language": "indonesian", "document_title": "Antropologi", "passage_text": "\n\nAntropologi adalah ilmu tentang manusia. Antropologi berasal dari kata Yunani άνθρωπος (baca: anthropos) yang berarti \"manusia\" atau \"orang\", dan logos yang berarti \"wacana\" (dalam pengertian \"bernalar\", \"berakal\") atau secara etimologis antropologi berarti ilmu yang mempelajari manusia. Dalam melakukan kajian terhadap manusia, antropologi mengedepankan dua konsep penting yaitu: holistik dan komparatif. Karena itu kajian antropologi sangat memperhatikan aspek sejarah dan penjelasan menyeluruh untuk menggambarkan manusia melalui pengetahuan ilmu sosial ilmu hayati (alam), dan juga humaniora.", "question_text": "Siapa yang memperkenalkan istilah Antropologi ?", "answers": [{"text": "Yunani", "start_byte": 73, "limit_byte": 79}]} {"id": "-3918925037192806026-3", "language": "indonesian", "document_title": "Émilie du Châtelet", "passage_text": "Émilie Du Châtelet lahir di Paris, Perancis, pada17 December 1706 dari pasangan Baron Louis Nicholas le Tonnelier de Breteuil dan Gabrielle Anne de Froullay, Baronne de Breteuil.[3] Ia merupakan putri satu-satunya dari enam bersaudara. Emilie lahir dari keluarga bangsawan dan sejak kecil diketahui memiliki ketertarikan yang tinggi terhadap bahasa, matematika, dan ilmu pengetahuan alam.[1][7] Emilie dibesarkan di Paris pada periode 1710an. Ibunya selalu mengancam akan mengirimkannya ke biara karena tidak bertindak seperti anak perempuan pada umumnya dimasa itu; bertindak tidak sopan di pesta dan juga tidak terlalu peduli terhadap gaya berpakaian.[7][8] Alih-alih, Emilie lebih menyukai topik-topik yang berkaitan dengan matematika dan astronomi, yang pada masa itu didominasi oleh pria.[8] Ayah Emilie sebaliknya, merupakan sosok yang sangat peduli dengan keinginan putri semata wayangnya. Ia menghalang-halangi keinginan istrinya untuk mengirim putrinya belajar di biara. Alih-alih, ia menyewa tutor secara pribadi untuk mengajari Emilie beberapa bahasa asing dan matematika.[8]", "question_text": "siapakah orang tua Émilie Du Châtelet?", "answers": [{"text": "Baron Louis Nicholas le Tonnelier de Breteuil dan Gabrielle Anne de Froullay", "start_byte": 82, "limit_byte": 158}]} {"id": "-3194708915407800461-0", "language": "indonesian", "document_title": "Proyek lahan gambut satu juta hektar", "passage_text": "\nProyek lahan gambut satu juta hektar merupakan proyek era Pembangunan Orde Baru yang digagas oleh Menteri Transmigrasi dan Pemukiman Perambah Hutan (PPH) Siswono Yudo Husodo di daerah dominan lahan gambut terutama di Kalimantan Tengah.[1] Proyek tersebut awalnya diluncurkan pada tahun 1995 sebagai bagian dari ambisi pemerintahan Suharto untuk mencapai kembali posisi swasembada beras.[2] Pada 26 Desember 1995 Presiden Soeharto mengeluarkan Keppres No. 82 mengenai Proyek Pengembangan Lahan Gambut (PLG) Satu Juta Hektar di Kalimantan Tengah. Tujuan proyek tersebut adalah menyediakan lahan pertanian baru dengan mengubah satu juta hektar lahan gambut dan rawa untuk penanaman padi.[3] Proyek tersebut dijalankan dengan cara membuat kanal-kanal yang bertujuan membelah kubah gambut.[1]", "question_text": "Apa tujuan utama Proyek lahan gambut satu juta hektar?", "answers": [{"text": "menyediakan lahan pertanian baru dengan mengubah satu juta hektar lahan gambut dan rawa untuk penanaman padi", "start_byte": 576, "limit_byte": 684}]} {"id": "-6001878459070158304-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Microsoft Windows", "passage_text": "Pada tahun 1983, Microsoft mengumumkan pengembangan sebuah antarmuka grafis untuk sistem operasi buatannya, MS-DOS yang telah dibuat untuk sistem IBM PC dan kompatibelnya semenjak tahun 1981.", "question_text": "Siapa yang mengembangkan windows ?", "answers": [{"text": "Microsoft", "start_byte": 17, "limit_byte": 26}]} {"id": "3993893810922783966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyerang (sepak bola)", "passage_text": "\nPenyerang merupakan posisi pemain depan (Forward) dalam sebuah tim sepak bola. Tugas utama seorang penyerang adalah mencetak gol, dapat juga menjadi pembuka ruang penyerangan untuk pemain lainnya. Penyerang juga sering disebut sebagai striker, target-man atau goal-getter.", "question_text": "Dimanakah posisi seorang penyerang dalam sepak bola ?", "answers": [{"text": "depan", "start_byte": 35, "limit_byte": 40}]} {"id": "353064266513867962-4", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Pulau ini secara administratif terbagi menjadi enam provinsi, yaitu Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Banten; serta dua wilayah khusus, yaitu DKI Jakarta dan DI Yogyakarta.", "question_text": "Ada berapa provinsi yang terdapat di pulau Jawa ?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 47, "limit_byte": 51}]} {"id": "-150167568375678082-14", "language": "indonesian", "document_title": "Perbandingan antara agama Buddha dan Kristen", "passage_text": "Ada perbedaan inheren dan fundamental antara agama Buddha dan Kristen; salah satu perbedaan yang signifikan adalah monoteisme sebagai kepercayaan dasar agama Kristen dan ketergantungan terhadap Tuhan personal, sedangkan agama Buddha pada umumnya bersifat nonteisme dan menolak adanya Tuhan personal sehingga nilai-nilai ketuhanan sudah terkandung dalam dunia itu sendiri.[4]", "question_text": "apakah tanggapan budha tentang ketuhanan?", "answers": [{"text": "bersifat nonteisme dan menolak adanya Tuhan personal sehingga nilai-nilai ketuhanan sudah terkandung dalam dunia itu sendiri", "start_byte": 246, "limit_byte": 370}]} {"id": "6730777492110154271-2", "language": "indonesian", "document_title": "Belgia", "passage_text": "Dari tinjauan Geografis, dua area terbesar dari Belgia adalah wilayah penutur bahasa Belanda- yang merupakan area dari Flandria yang ada di utara, dengan 59% dari populasi secara keseluruhan, dan wilayah penutur bahasa Perancis- terletak di bagian selatan dari daerah Walonia, dengan populasi sebesar 31%. Daerah Ibu Kota Brussel, walaupun secara resmi memiliki dua bahasa nasional, namun pada umumnya penutur berbahasa Perancislah yang mendominasi daerah kantong ini. Keseluruhan wilayahnya berada di wilayah Flandria yang berbahasa Belanda, dan memiliki populasi sebesar 10% dari populasi keseluruhan.[2] Namun sekelompok kecil penutur Bahasa Jerman juga tinggal di arah timur dari Wallonia.[3] Keaneka ragaman bahasa yang dituturkan di Belgia dan sikap politik serta pertentangan kultural tergambar dalam sejarah politik dan sebuah sistem pemerintahan yang kompleks.[4][5]", "question_text": "Apa ibukota Belgia?", "answers": [{"text": "Brussel", "start_byte": 322, "limit_byte": 329}]} {"id": "7221944259266948224-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kompleks Parlemen Republik Indonesia", "passage_text": "Kompleks Parlemen termasuk dalam wilayah Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat. Sebelah barat berbatasan dengan Jalan Gelora, sebelah selatan dengan Kompleks Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga, Kompleks Televisi Republik Indonesia (TVRI), dan Komplek Taman Ria Senayan, di sebelah timur berbatasan dengan Jalan Gatot Subroto, dan Kompleks Kementerian Kehutanan (Gedung Manggala Wanabakti) di sebelah utaranya.", "question_text": "Dimanakah lokasi kantor DPR RI ?", "answers": [{"text": "Kelurahan Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat", "start_byte": 41, "limit_byte": 95}]} {"id": "-8153898498004823954-16", "language": "indonesian", "document_title": "Hong Kong", "passage_text": "\nHong Kong terletak di laut Tiongkok selatan, 60km (37mi) sebelah timur Makau di sisi berlawanan dari Pearl River Delta. Dikelilingi Laut Tiongkok Selatan di timur, selatan, dan barat, dan berbatasan dengan kota Shenzhen di utara, di seberang Sungai Sham Chun (Sungai Shenzhen). Luas daerahnya adalah 1,104km2 (426sqmi) terdiri dari Pulau Hong Kong, Kowloon, dan New Territories, dan lebih dari 200 pulau lepas pantai, Pulau Lantau adalah yang terbesar sedangkan Hong Kong adalah yang kedua terbesar dan populasinya adalah yang terbesar. Dari keseluruhan total, 1,054km2 (407sqmi) adalah darat dan 50km2 (19sqmi) adalah air. Hong Kong mengklaim laut teritorial sejauh 3 nautical miles (5.6km). Luas daratan Hong Kong menjadikan luasannya urutan ke-179 di dunia.[4][25]", "question_text": "Berapa luas wilayah Hong kong ?", "answers": [{"text": "1,104km", "start_byte": 301, "limit_byte": 308}]} {"id": "5774344116438518738-3", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardus Benyamin Moerdani", "passage_text": "Moerdani lahir pada 2 Oktober 1932 di Cepu, Blora, Jawa Tengah dari pasangan R.G. Moerdani Sosrodirjo, seorang pekerja kereta api dan istrinya yang seorang Indo Eurasia Jeanne Roech, yang memiliki darah setengah Jerman. Moerdani adalah anak ke-3 dari 11 bersaudara. Meskipun seorang Muslim, Moerdani Sosrodirjo mentolerir istrinya dan iman Katolik anak-anaknya.[1]", "question_text": "Dimana L.B. Moerdani lahir?", "answers": [{"text": "Cepu, Blora, Jawa Tengah", "start_byte": 38, "limit_byte": 62}]} {"id": "-3580106069125384899-55", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Microsoft Windows", "passage_text": "\njmpl|300px|Tampilan Windows XP menampilkan folder Sample Pictures, Sample Music, dan Control Panel, dengan tema Luna dan desktop Bliss.\nPada tahun 2001, Microsoft memperkenalkan Windows XP (yang memiliki nama kode \"Whistler\" selama pengembangan). Akhirnya, setelah merilis beberapa versi Windows berbasis Windows 9x dan NT, Microsoft berhasil menyatukan kedua jajaran produk tersebut. Windows XP menggunakan kernel Windows NT 5.1, sehingga menjadikan kernel Windows NT yang terkenal dengan kestabilannya memasuki pasar konsumen rumahan, untuk menggantikan produk Windows 9x yang berbasis 16/32-bit yang sudah menua.", "question_text": "Siapa yang mengembangkan Windows XP?", "answers": [{"text": "Microsoft", "start_byte": 154, "limit_byte": 163}]} {"id": "1034884880524400068-0", "language": "indonesian", "document_title": "Inti atom", "passage_text": "Pusat dari atom disebut inti atom atau nukleus. Inti atom terdiri dari proton dan neutron. Banyaknya proton dalam inti atom disebut nomor atom, dan menentukan elemen dari suatu atom.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan inti-inti atom?", "answers": [{"text": "Pusat dari atom", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "7313997823307007431-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kitab Ayub", "passage_text": "Kitab Ayub (Hebrew: איוב, Modern:Iyyov, Tiberian:ʾIyyôḇ; Arabic: أيّوب‎, ʾAyyūb; English: Book of Job) adalah salah satu kitab dalam Tanakh) yang juga merupakan bagian dari Perjanjian Lama. Kitab ini merupakan yang pertama dalam kumpulan kitab-kitab syair (= nyanyian atau puisi). Nama Ayub atau Yob (\"Yobe\") berarti Permusuhan dalam bahasa Ibrani.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Kitab Ayub?", "answers": [{"text": "kitab dalam Tanakh) yang juga merupakan bagian dari Perjanjian Lama", "start_byte": 138, "limit_byte": 205}]} {"id": "-1956508595493530971-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fotosintesis", "passage_text": "\nFotosintesis adalah suatu proses biokimia pembentukan zat makanan berbentuk karbohidrat yang dilakukan oleh tumbuhan, terutama tumbuhan yang mengandung zat hijau daun, yaitu klorofil. Selain yang mengandung zat hijau daun, ada juga makhluk hidup yang berfotosintesis yaitu alga, dan beberapa jenis bakteri dengan menggunakan zat hara, karbon dioksida, dan air serta dibutuhkan bantuan energi cahaya matahari.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan proses fotosintesis?", "answers": [{"text": "proses biokimia pembentukan zat makanan berbentuk karbohidrat yang dilakukan oleh tumbuhan, terutama tumbuhan yang mengandung zat hijau daun, yaitu klorofil", "start_byte": 27, "limit_byte": 183}]} {"id": "2588865125893237774-17", "language": "indonesian", "document_title": "Paus-pilot sirip-pendek", "passage_text": "Perkawinan terjadi antara jantan dan betina dari kelompok yang berbeda.[11] Jangka waktu kehamilan adalah 15 bulan, dan anak paus biasanya dilahirkan pada musim dingin, waktu di mana cumi-cumi bermunculan.[11] Paus muda yang baru lahir mempunyai berat rata-rata sebesar 140 gram.[11] Betina mengasuh anaknya tanpa bantuan pejantan, dan baik betina muda dan betina tua pada kelompok tersebut mempunyai kontribusi dalam mengasuh anak.[11] Periode penyapihan adalah 14 bulan, dan paus muda mencapai kemandirian pada usia 3 tahun.[11] Betina muda biasanya melahirkan setiap tujuh tahun, dan dapat mempunyai 4 hingga 5 anakan seumur hidupnya.[11]", "question_text": "Berapakah berat rata rata Globicephala macrorhynchus?", "answers": [{"text": "140 gram", "start_byte": 270, "limit_byte": 278}]} {"id": "2974890626078335068-4", "language": "indonesian", "document_title": "Dolores Umbridge", "passage_text": "Dalam film Harry Potter and the Order of the Phoenix dan Harry Potter and the Deathly Hallows, Imelda Staunton memerankan Umbridge.", "question_text": "Siapakah yang memerankan Umbridge pada film Harry Potter ?", "answers": [{"text": "Imelda Staunton", "start_byte": 95, "limit_byte": 110}]} {"id": "-551668047767895875-2", "language": "indonesian", "document_title": "Grafena", "passage_text": "Pada tahun 2004 kelompok riset dari Universitas Manchester yang dipimpin oleh Andre K. Geim dan Kostya Novoselov menemukan suatu bahan semikonduktor yang disebut \"Graphene\". Bahan yang merupakan alotrop karbon ini mempunyai ketebalan hanya satu atom saja, yaitu karbon yang disusun menyamping pada kisi yang menyerupai sarang lebah dan diperkirakan sebagai bahan semikonduktor tertipis di Dunia. Lapisan tunggal dari grafit sebelumnya (sekitar tahun 1970an) ditumbuhkan secara epitaksial di atas material-material lainnya dan biasa di sebut \"grafena epitaksial\". Grafena epitaksial ini mengandung lapisan setebal satu atom berbentuk heksagonal dengan ikatan sp2 antar atom karbonnya. Pada proses penumbuhan kristal grafena ini terjadi transfer muatan dari substrat ke grafena epitaksial, dan dalam beberapa kasus terjadi hibridisasi orbital d dari atom substrat dengan orbital pi dari grafena, yang secara signifikan mengubah struktur elektronik grafena.", "question_text": "Dimana Grafena dapat ditemukan?", "answers": [{"text": "Universitas Manchester", "start_byte": 36, "limit_byte": 58}]} {"id": "-7411478532915464933-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serbia", "passage_text": "Serbia atau resminya Republik Serbia (bahasa Serbia: Република Србија atau Republika Srbija) adalah sebuah negara republik di tenggara, dan pusat Eropa. Pada 2003 hingga 2006, Serbia bergabung dengan Montenegro dalam suatu persemakmuran yang dinamakan Uni Negara Serbia dan Montenegro dengan ibukota negara Beograd.\nSerbia berbatasan dengan Hungaria di utara; Rumania dan Bulgaria di timur; Republik Makedonia dan Albania di selatan; dan Montenegro, Kroasia, dan Bosnia-Herzegovina di sebelah barat.", "question_text": "Dimana letak negara Serbia ?", "answers": [{"text": "tenggara, dan pusat Eropa", "start_byte": 141, "limit_byte": 166}]} {"id": "-5984738761322210939-0", "language": "indonesian", "document_title": "Permesta", "passage_text": "\nPerdjuangan Semesta atau Perdjuangan Rakjat Semesta disingkat Permesta adalah sebuah gerakan militer di Indonesia. Gerakan ini dideklarasikan oleh pemimpin sipil dan militer Indonesia bagian timur pada 2 Maret 1957 yaitu oleh Letkol Ventje Sumual. Pusat ini berada di Makassar yang pada waktu itu merupakan ibu kota Sulawesi. Awalnya masyarakat Makassar mendukung gerakan ini. Perlahan-lahan, masyarakat Makassar mulai memusuhi pihak Permesta. Setahun kemudian, pada 1958 markas besar Permesta dipindahkan ke Manado. Di sini timbul kontak senjata dengan pasukan pemerintah pusat sampai mencapai gencatan senjata. Masyarakat di daerah Manado waktu itu tidak puas dengan keadaan pembangunan mereka. Pada waktu itu masyarakat Manado juga mengetahui bahwa mereka juga berhak atas hak menentukan diri sendiri (self determination) yang sesuai dengan sejumlah persetujuan dekolonisasi. Di antaranya adalah Perjanjian Linggarjati, Perjanjian Renville dan Konferensi Meja Bundar yang berisi mengenai prosedur-prosedur dekolonisasi atas bekas wilayah Hindia Timur. Pemerintah pusat Republik Indonesia yang dideklarasikan di Jakarta pada 17 Agustus 1945 kemudian menggunakan operasi-operasi militer untuk menghentikan gerakan-gerakan yang mengarah kepada kemerdekaan.", "question_text": "Kapan Permesta dibentuk ?", "answers": [{"text": "2 Maret 1957", "start_byte": 203, "limit_byte": 215}]} {"id": "6404528424910648900-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bisma", "passage_text": "\nBisma adalah salah satu tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata, putra dari Prabu Santanu dan Dewi Gangga. Ia juga merupakan kakek dari Pandawa maupun Korawa. Semasa muda ia bernama Dewabrata , namun berganti nama menjadi Bisma semenjak bersumpah bahwa ia tidak akan menikah seumur hidup. Bisma ahli dalam segala modus peperangan dan sangat disegani oleh Pandawa dan Korawa. Menurut Mahabharata, ia gugur dalam sebuah pertempuran besar di Kurukshetra oleh panah dahsyat yang dilepaskan oleh Srikandi dengan bantuan Arjuna. Dalam kitab Bhismaparwa dikisahkan bahwa ia tidak meninggal seketika. Ia sempat hidup selama beberapa hari dan menyaksikan kehancuran para Korawa. Bisma menghembuskan napas terakhirnya saat garis balik matahari berada di utara (Uttarayana).", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam Mahabharata?", "answers": [{"text": "Bisma", "start_byte": 1, "limit_byte": 6}]} {"id": "-9191473147349914757-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen Nasional", "passage_text": "Monumen Nasional atau yang populer disingkat dengan Monas atau Tugu Monas adalah monumen peringatan setinggi 132 meter (433 kaki) yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia untuk merebut kemerdekaan dari pemerintahan kolonial Hindia Belanda. Pembangunan monumen ini dimulai pada tanggal 17 Agustus 1961 di bawah perintah presiden Sukarno, dan dibuka untuk umum pada tanggal 12 Juli 1975. Tugu ini dimahkotai lidah api yang dilapisi lembaran emas yang melambangkan semangat perjuangan yang menyala-nyala. Monumen Nasional terletak tepat di tengah Lapangan Medan Merdeka, Jakarta Pusat.", "question_text": "tahun berapakah Tugu Monas mulai dibangun?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1961", "start_byte": 318, "limit_byte": 333}]} {"id": "-4160716561881541958-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mutasi", "passage_text": "Mutasi titik merupakan perubahan pada basa N dari DNA atau RNA. Mutasi titik relatif sering terjadi namun efeknya dapat dikurangi oleh mekanisme pemulihan gen. Mutasi titik dapat berakibat berubahnya urutan asam amino pada protein, dan dapat mengakibatkan berkurangnya, berubahnya atau hilangnya fungsi enzim. Teknologi saat ini menggunakan mutasi titik sebagai marker (disebut SNP) untuk mengkaji perubahan yang terjadi pada gen dan dikaitkan dengan perubahan fenotipe yang terjadi. Contoh mutasi gen adalah reaksi asam nitrit dengan adenin menjadi zat hipoxanthine. Zat ini akan menempati tempat adenin asli dan berpasangan dengan sitosin, bukan lagi dengan timin.", "question_text": "Apa itu Mutasi titik?", "answers": [{"text": "perubahan pada basa N dari DNA atau RNA", "start_byte": 23, "limit_byte": 62}]} {"id": "3490496061323310671-0", "language": "indonesian", "document_title": "Archimedes", "passage_text": "Archimedes dari Syracusa (sekitar 287 SM - 212 SM). Ia adalah ahli matematika dan penemu dari Yunani yang terkenal.[1] Ia belajar di kota Alexandria, Mesir. Pada waktu itu yang menjadi raja di Sirakusa adalah Hieron II, sahabat Archimedes. Archimedes sendiri adalah seorang matematikawan, astronom, filsuf, fisikawan, dan insinyur berbangsa Yunani. Ia dibunuh oleh seorang prajurit Romawi pada penjarahan kota Syracusa, meskipun ada perintah dari jendral Romawi, Marcellus bahwa ia tak boleh dilukai. Sebagian sejarahwan matematika memandang Archimedes sebagai salah satu matematikawan terbesar sejarah, mungkin bersama-sama Newton dan Gauss.", "question_text": "Kapan Archimedes lahir?", "answers": [{"text": "287 SM", "start_byte": 34, "limit_byte": 40}]} {"id": "-4373364035525659589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Akhemeniyah", "passage_text": "Kekaisaran Persia Akhaimenia (atau Akhemeniyah /[invalid input: 'icon']əˈkiːmənɪd/; bahasa Persia Lama: Parsā, nama dinasti yang berkuasa: Haxāmanišiya) (sek. 550–330 SM), dikenal pula sebagai Kekaisaran Persia Pertama, adalah kekaisaran Persia (Iran) di Asia Selatan dan Barat Daya yang didirikan pada abad ke-6 SM oleh Koresh Agung, yang menggulingkan konfederasi Medes. Kekaisaran ini meluas hingga pada akhirnya menguasai wilayah yang amat besar di dunia kuno dan pada tahun 500 SM membentang dari Lembah Indus di timur, hingga ke Thrakia dan Makedonia di perbatasan timur laut Yunani. Tidak ada kekaisaran lain sebelum masa itu yang lebih besar daripada Kekaisaran Akhaimenia.[4] Kekaisaran Akhaimenia pada akhirnya menguasai Mesir juga. Kekaisaran ini dipimpin oleh serangkaian raja yang menyatukan suku-suku dan bangsa-bangsanya yang terpisah-pisah dengan membangun jaringan jalan yang rumit.", "question_text": "Apakah bentuk pemerintahan Kekaisaran Persia Akhaimenia?", "answers": [{"text": "Kekaisaran", "start_byte": 203, "limit_byte": 213}]} {"id": "-3583975367029190508-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Uskup (serapan dari bahasa Arab أسقف usquf) adalah pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal. Dalam kedudukannya ini, Uskup sering disebut sebagai pengganti dari para rasul Kristus. Setiap Uskup, karena tahbisannya, dengan sendirinya menjadi bagian dari jajaran para Uskup sedunia (Collegium Episcopale) di bawah pimpinan Sri Paus dan bertanggungjawab atas seluruh Gereja Katolik (Paroki) yang berada di dalam wilayah Keuskupan-nya. Dalam Gereja, kedudukan Uskup bersifat seumur hidup dan diangkat oleh Tahta Suci () di Vatican, Roma. Gereja memberikan gelar Monsignor kepada seseorang yang secara sah diangkat menjadi Uskup.", "question_text": "Siapakah yang dimaksud dengan Uskup?", "answers": [{"text": "pimpinan Gereja setempat yang bernama Keuskupan dan merupakan bagian dari hierarki Gereja Katolik Roma setelah Sri Paus (Uskup Agung Roma) dan Kardinal", "start_byte": 55, "limit_byte": 206}]} {"id": "-1955931420718266352-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kopi luwak", "passage_text": "Asal mula kopi luwak terkait erat dengan sejarah pembudidayaan tanaman kopi di Indonesia. Pada awal abad ke-18, Belanda membuka perkebunan tanaman komersial di koloninya di Hindia Belanda terutama di pulau Jawa dan Sumatera. Salah satunya adalah perkebunan kopi arabika dengan bibit yang didatangkan dari Yaman. Pada era \"Tanam Paksa\" atau Cultuurstelsel (1830—1870), Belanda melarang pekerja perkebunan pribumi memetik buah kopi untuk konsumsi pribadi, akan tetapi penduduk lokal ingin mencoba minuman kopi yang terkenal itu. Kemudian pekerja perkebunan akhirnya menemukan bahwa ada sejenis musang yang gemar memakan buah kopi, tetapi hanya daging buahnya yang tercerna, kulit ari dan biji kopinya masih utuh dan tidak tercerna. Biji kopi dalam kotoran luwak ini kemudian dipunguti, dicuci, disangrai, ditumbuk, kemudian diseduh dengan air panas, maka terciptalah kopi luwak.[1] Kabar mengenai kenikmatan kopi aromatik ini akhirnya tercium oleh warga Belanda pemilik perkebunan, maka kemudian kopi ini menjadi kegemaran orang kaya Belanda. Karena kelangkaannya serta proses pembuatannya yang tidak lazim, kopi luwak pun adalah kopi yang mahal sejak zaman kolonial.", "question_text": "Darimana asal kopi luwak?", "answers": [{"text": "Hindia Belanda", "start_byte": 173, "limit_byte": 187}]} {"id": "7936416441813337441-0", "language": "indonesian", "document_title": "Amnesia", "passage_text": "Amnesia (dari Bahasa Yunani Ἀμνησία) adalah kondisi terganggunya daya ingat. Penyebab amnesia dapat berupa organik atau fungsional. Penyebab organik dapat berupa kerusakan otak, akibat trauma atau penyakit, atau penggunaan obat-obatan (biasanya yang bersifat sedatif) dan yang terparah bisa juga disebabkan oleh operasi transplantasi sum-sum tulang belakang. Penyebab fungsional adalah faktor psikologis, seperti halnya mekanisme pertahanan ego. Amnesia dapat pula terjadi secara spontan, seperti terjadi pada transient global amnesia[1]. Jenis amnesia global ini umum terjadi mulai usia pertengahan sampai usia tua, terutama pada pria, dan biasanya berlangsung kurang dari 24 jam.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Amnesia ?", "answers": [{"text": "kondisi terganggunya daya ingat", "start_byte": 52, "limit_byte": 83}]} {"id": "2155410161967990593-4", "language": "indonesian", "document_title": "Avril Lavigne", "passage_text": "Lavigne lahir di Belleville, Ontario, Kanada. Ibunya merupakan keturunan Inggris, Skotlandia, dan Jerman, dan ayahnya, Jean-Claude Joseph Lavigne, adalah orang Perancis-Kanada.[22] Dia dan ibu Lavigne, Judith-Rosanne \"Judy\" Lavigne (nama keluarga Loshaw)[23] mengetahui kemampuan vokal anak mereka ketika dia berumur dua tahun dan menyanyikan \"Jesus Loves Me\" di perjalanan pulang dari gereja.[24] Lavigne mempunyai seorang kakak laki-laki, Matthew, dan seorang adik perempuan, Michelle,[25] yang keduanya sering mengejeknya ketika dia bernyanyi. \"Kakak laki-lakiku dulu sering mengetuk dinding karena aku bernyanyi untuk diriku sendiri ketika mau tidur dan dia pikir itu sangat mengganggu.\"[24] Lavigne merupakan kakak ipar dari pemain bass band asal Jepang One OK Rock bernama Ryota Kohama.[26]", "question_text": "Di umur berapa Avril Lavigne mulai menyanyi?", "answers": [{"text": "dua tahun", "start_byte": 317, "limit_byte": 326}]} {"id": "6930000100103386955-0", "language": "indonesian", "document_title": "Olimpiade Musim Panas 1952", "passage_text": "Olimpiade musim panas ke-15 diadakan pada tahun 1952 di Helsinki, Finlandia. Jumlah atlet olimpiade ini ialah 4.925 orang dari 149 event. Terdiri dari 17 olahraga dan 69 negara yang mewakilinya. Amerika Serikat meraih 76 medali terbanyak (40 emas, 19 perak, 17 perunggu).", "question_text": "Berapa jumlah peserta Olimpiade Musim Panas 1952?", "answers": [{"text": "4.925 orang", "start_byte": 110, "limit_byte": 121}]} {"id": "-4029852349869262643-1", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Pencerahan", "passage_text": "\nAbad Pencerahan atau Zaman Pencerahan (bahasa Inggris: Age of Enlightenment ; bahasa Jerman: Aufklärung) adalah suatu masa di sekitar abad ke-18 di Eropa yang diketahui memiliki semangat revisi atas kepercayaan-kepercayaan tradisional, memisahkan pengaruh-pengaruh keagamaan dari pemerintahan. Bertolak dari pemikiran ini, masyarakat mulai menyadari pentingnya diskusi-diskusi dan pemikiran ilmiah. Ideologi Sekularisme menjadi dasar tonggak peradaban maju Eropa.", "question_text": "Apakah faktor kemunculan zaman pencerahan di eropah?", "answers": [{"text": "Ideologi Sekularisme", "start_byte": 401, "limit_byte": 421}]} {"id": "-6455739457666942961-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kulit manusia", "passage_text": "Kulit terdiri dari tiga lapisan utama:", "question_text": "Ada berapakah lapisan kulit manusia ?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 19, "limit_byte": 23}]} {"id": "-1734742312139166341-9", "language": "indonesian", "document_title": "Ponsel cerdas", "passage_text": "Tahun 2002, RIM mengeluakan BlackBerry pertama yang merupakan ponsel cerdas pertama dengan penggunaan surel nirkabel yang optimal dan penggunanya telah mencapai 8 juta (sampai Juni 2007), tiga perempat pemakainya berada di Amerika Selatan.", "question_text": "Kapan ponsel BlackBerry pertama kali dipasarkan?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "-96926291865116516-4", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi", "passage_text": "\nPenggunaan istilah 'teknologi' (bahasa Inggris: technology) telah berubah secara signifikan lebih dari 200 tahun terakhir. Sebelum abad ke-20, istilah ini tidaklah lazim dalam bahasa Inggris, dan biasanya merujuk pada penggambaran atau pengkajian seni terapan.[1] Istilah ini seringkali dihubungkan dengan pendidikan teknik, seperti di Institut Teknologi Massachusetts (didirikan pada tahun 1861).[2] Istilah technology mulai menonjol pada abad ke-20 seiring dengan bergulirnya Revolusi Industri Kedua. Pengertian technology berubah pada permulaan abad ke-20 ketika para ilmuwan sosial Amerika, dimulai oleh Thorstein Veblen, menerjemahkan gagasan-gagasan dari konsep Jerman, Technik, menjadi technology. Dalam bahasa Jerman dan bahasa-bahasa Eropa lainnya, perbedaan hadir di antara Technik dan Technologie yang saat itu justru nihil dalam bahasa Inggris, karena kedua-dua istilah itu biasa diterjemahkan sebagai technology.", "question_text": "Kapan istilah teknologi muncul ?", "answers": [{"text": "abad ke-20", "start_byte": 441, "limit_byte": 451}]} {"id": "-1814909603004044832-3", "language": "indonesian", "document_title": "Yin Lihua", "passage_text": "Pada tahun 23, sementara Liu Xiu adalah seorang pejabat di pemerintahan Han yang baru dibangun kembali dari Kaisar Gengshi, ia menikah dengan Yin Lihua. Kemudian, ketika dia dikirim oleh Kaisar Gengshi ke wilayah utara Sungai Kuning, dia pulang ke rumah.", "question_text": "Kapan Yin Lihua menikah?", "answers": [{"text": "tahun 23", "start_byte": 5, "limit_byte": 13}]} {"id": "4277341334060952530-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Berapakah jumlah surah dalam al-Qur'an?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "-2579179387509142058-0", "language": "indonesian", "document_title": "Virus", "passage_text": "Virus adalah parasit mikroskopik yang menginfeksi sel organisme biologis. Virus bersifat parasit obligat, hal tersebut disebabkan karena virus hanya dapat bereproduksi di dalam material hidup dengan menginvasi dan memanfaatkan sel makhluk hidup karena virus tidak memiliki perlengkapan seluler untuk bereproduksi sendiri. Biasanya virus mengandung sejumlah kecil asam nukleat (DNA atau RNA, tetapi tidak kombinasi keduanya) yang diselubungi semacam bahan pelindung yang terdiri atas protein, lipid, glikoprotein, atau kombinasi ketiganya. Genom virus akan diekspresikan menjadi baik protein yang digunakan untuk memuat bahan genetik maupun protein yang dibutuhkan dalam daur hidupnya.", "question_text": "Apa itu virus ?", "answers": [{"text": "parasit mikroskopik yang menginfeksi sel organisme biologis", "start_byte": 13, "limit_byte": 72}]} {"id": "4692938625037644077-1", "language": "indonesian", "document_title": "Giambattista Pittoni", "passage_text": "Pittoni lahir di Venice pada tanggal 6 Juni 1687. Ia belajar di bawah pamannya Francesco Pittoni, terkenal tapi pelukis istimewa dari Venetian [lukisan Baroque [Baroque]]; a Samson dan Delilah di Villa Querini di Visinale, dekat Pasiano di Pordenone, ditandatangani oleh kedua pelukis. Teori yang Pittoni belajar di bawah Antonio Balestra sekarang umumnya potongan.", "question_text": "Kapan Giambattista Pittoni lahir?", "answers": [{"text": "6 Juni 1687", "start_byte": 37, "limit_byte": 48}]} {"id": "6785215608347091810-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bintang Toedjoe", "passage_text": "PT Bintang Toedjoe didirikan pada 29 April 1946 di Garut, Jawa Barat, oleh shinse Tan Jun She, Tjia Pu Tjien, dan Hioe On Tjan. Nama Bintang Toedjoe sendiri dipilih berdasarkan jumlah anak perempuan Tan, yakni 7 orang.", "question_text": "Siapa pendiri PT Bintang Toedjoe?", "answers": [{"text": "shinse Tan Jun She, Tjia Pu Tjien, dan Hioe On Tjan", "start_byte": 75, "limit_byte": 126}]} {"id": "-8914050620892396793-1", "language": "indonesian", "document_title": "Zuko", "passage_text": "Dalam serial Avatar, Zuko merupakan seorang pengendali api berbakat dan juga merupakan putera Raja Api Ozai, pemimpin Negara Api – ras manusia dengan kemampuan menciptakan dan memanipulasi api. Ia merupakan seorang pangeran terbuang yang dikirim untuk menangkap Avatar (Aang) supaya kehormatannya pulih sekaligus mendapat hak untuk mewarisi tahta. Zuko dalam perjalanannya selalu ditemani dan diberi nasihat oleh pamannya, Iroh.", "question_text": "siapakah pangeran zuko di Avatar: The Last Airbender?", "answers": [{"text": "pengendali api berbakat dan juga merupakan putera Raja Api Ozai, pemimpin Negara Api – ras manusia dengan kemampuan menciptakan dan memanipulasi api", "start_byte": 44, "limit_byte": 194}]} {"id": "5228903019192595445-20", "language": "indonesian", "document_title": "Han Xin", "passage_text": "Sementara Gaozu pergi, Permaisuri Lu Zhi mendengar desas-desus tentang keterlibatan Han Xin dalam pemberontakan, dan dia merencanakan dengan Xiao He untuk memancing Han ke dalam jebakan. Han Xin ditangkap dan dieksekusi dengan cara yang menyiksa di Istana Changle,[2] bersama dengan ibu, istri dan kerabat dekatnya. Klan Han Xin juga dibasmi atas perintah permaisuri. Sekembalinya dari kampanyenya, Gaozu mengekspresikan kegembiraan dan penyesalan ketika dia mengetahui kematian Han Xin. Dia bertanya pada permaisuri untuk kata-kata terakhir Han Xin, yaitu, \"Aku menyesal tidak mendengarkan saran Kuai Che.\"", "question_text": "apakah penyebab kematian Han Xin?", "answers": [{"text": "ditangkap dan dieksekusi dengan cara yang menyiksa di Istana Changle", "start_byte": 195, "limit_byte": 263}]} {"id": "-1476280333806545768-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bengawan Solo", "passage_text": "Sungai ini panjangnya sekitar 548,53Km dan mengaliri dua provinsi, yaitu Jawa Tengah dan Jawa Timur. Kabupaten yang dilalui meliputi tiga bagian yaitu:", "question_text": "Berapa panjang sungai Bengawan Solo?", "answers": [{"text": "548,53Km", "start_byte": 30, "limit_byte": 38}]} {"id": "-3333389983736495585-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mobile Suit Gundam", "passage_text": "Mobile Suit Gundam (機動戦士ガンダム) atau yang lebih dikenal dengan sebutan \"First Gundam\" adalah serial anime mecha yang dibuat oleh Yoshiyuki Tomino serta Hajime Yatake dan diproduksi oleh Sunrise Inc.. Di Jepangnya sendiri, serial ini pertama kali dirilis pada tanggal 7 April 1979 hingga 26 Januari 1980, sepanjang 43 episode. Serial ini kemudian disunting ulang untuk ditayangkan di teater dan akhirnya dibagi menjadi tiga buah film pada tahun 1981. Yang menjadi desainer karakter serial ini adalah Yoshikazu Yasuhiko, sementara desainer mecha-nya adalah Kunio Okawara, termasuk untuk robot utamanya, RX-78-2 Gundam.", "question_text": "siapakah pencipta anime Gundam?", "answers": [{"text": "Yoshiyuki Tomino serta Hajime Yatake", "start_byte": 143, "limit_byte": 179}]} {"id": "8400403522515984057-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hiro Mashima", "passage_text": "Hiro Mashima(Japanese:真島 ヒロ,Hepburn:Mashima Hiro) adalah seorang mangaka Jepang. Ia meraih kesuksesan dengan seri pertamanya yang berjudul Rave Master, dimuat di majalah Weekly Shōnen Magazine Kodansha sejak tahun 1999 hingga 2005. Karyanya yang baru selesai, Fairy Tail, yang diterbitkan di majalah yang sama sejak tahun 2006 hingga 2017, bahkan mendapatkan popularitas yang lebih besar dan terjual sekitar 60 juta kopi dalam bentuk cetak.[2] Fairy Tail memenangkan Penghargaan Manga Kodansha untuk kategori manga shōnen pada tahun 2009,[3] dan Mashima dianugerahi Harvey Award International Spotlight pada tahun 2017 dan juga Penghargaan Khusus Fauve di 2018 Festival Komik Internasional Angoulême.[4]", "question_text": "Apa nama karya pertama dari Hiro Mashima?", "answers": [{"text": "Rave Master", "start_byte": 147, "limit_byte": 158}]} {"id": "-4538579262889234227-1", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Buddha", "passage_text": "Dua aliran utama Buddhisme yang masih ada yang diakui secara umum oleh para ahli: Theravada (\"Aliran Para Sesepuh\") dan Mahayana (\"Kendaraan Agung\"). Vajrayana, suatu bentuk ajaran yang dihubungkan dengan siddha India, dapat dianggap sebagai aliran ketiga atau hanya bagian dari Mahayana. Theravada mempunyai pengikut yang tersebar luas di Sri Lanka, dan Asia Tenggara. Mahayana, yang mencakup tradisi Tanah Murni, Zen, Nichiren, Shingon, dan Tiantai (Tiendai) dapat ditemukan di seluruh Asia Timur. Buddhisme Tibet, yang melestarikan ajaran Vajrayana dari India abad ke-8[4], dipraktikkan di wilayah sekitar Himalaya, Mongolia[5], dan Kalmykia[6]. Jumlah umat Buddha di seluruh dunia diperkirakan antara 488 juta[web 1] dan 535 juta[7], menjadikannya sebagai salah satu agama utama dunia.", "question_text": "Berapa jumlah aliran dalam agama Buddha?", "answers": [{"text": "Theravada (\"Aliran Para Sesepuh\") dan Mahayana (\"Kendaraan Agung\")", "start_byte": 82, "limit_byte": 148}]} {"id": "4628848866183719266-0", "language": "indonesian", "document_title": "One Piece", "passage_text": "One Piece(Japanese:ワンピース,Hepburn:Wan Pīsu) adalah sebuah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Eiichiro Oda. Manga ini telah dimuat di majalah Weekly Shōnen Jump milik Shueisha sejak tanggal 22 Juli 1997, dan telah dibundel menjadi 91 volume tankōbon. Ceritanya mengisahkan petualangan Monkey D. Luffy, seorang anak laki-laki yang memiliki kemampuan tubuh elastis seperti karet setelah memakan Buah Iblis secara tidak disengaja. Dengan kru bajak lautnya, yang dinamakan Bajak Laut Topi Jerami, Luffy menjelajahi Grand Line untuk mencari harta karun terbesar di dunia yang dikenal sebagai \"One Piece\" dalam rangka untuk menjadi Raja Bajak Laut yang berikutnya.", "question_text": "Siapa pencipta manga One Piece?", "answers": [{"text": "Eiichiro Oda", "start_byte": 123, "limit_byte": 135}]} {"id": "8903528116294113172-2", "language": "indonesian", "document_title": "Abdul Manaf Mukhayyar", "passage_text": "K.H. Abdul Manaf Mukhayyar lahir di kampung Kebon Kelapa, Palmerah, Jakarta ,\npada Kamis 29 Juni 1922 dari pasangan Haji Mukhayyar dan Hj. Hamidah,\nIa adalah anak ke-4 dari 11 bersaudara.", "question_text": "Kapan K.H. Abdul Manaf Mukhayyar lahir?", "answers": [{"text": "Kamis 29 Juni 1922", "start_byte": 83, "limit_byte": 101}]} {"id": "-1595117927410994233-21", "language": "indonesian", "document_title": "Soerjadi Soerjadarma", "passage_text": "Akhirnya atas kehendak Tuhan Suryadarma meninggal dunia pada pukul 05.45 WIB pada Hari Sabtu tanggal 16 Agustus 1975. Jenazahnya kemudian disemayamkan di rumah duka dan di Markas Besar TNI AU Jalan Gatot Subroto. Pemakamannya dilaksanakan pada 17 Agustus pukul 13.00 WIB di Pemakaman Umum Karet, Jakarta secara militer dengan Inspektur Upacara KASAU Marsekal TNI Saleh Basarah.", "question_text": "Kapan Soerjadi Soerjadarma meninggal ?", "answers": [{"text": "pukul 05.45 WIB pada Hari Sabtu tanggal 16 Agustus 1975", "start_byte": 61, "limit_byte": 116}]} {"id": "-4722917550836940040-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi terbarukan", "passage_text": "Energi terbarukan energi yang berasal dari \"proses alam yang berkelanjutan\", seperti tenaga surya, tenaga angin, arus air proses biologi, dan panas bumi.", "question_text": "Apa itu sumberdaya terbarukan ?", "answers": [{"text": "tenaga surya, tenaga angin, arus air proses biologi, dan panas bumi", "start_byte": 85, "limit_byte": 152}]} {"id": "-1955753314789463350-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Ciamis", "passage_text": "Berikut ini adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di Kabupaten Ciamis, Provinsi Jawa Barat,Indonesia. Kabupaten Ciamis memiliki 27 kecamatan, 7 kelurahan, dan 258 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduk mencapai 4.246.307 jiwa dengan luas wilayah 2.710,62 km² dan sebaran penduduk 1.566 jiwa/km².[1]", "question_text": "berapakah jumlah kecamatan di Kabupaten Ciamis?", "answers": [{"text": "27", "start_byte": 133, "limit_byte": 135}]} {"id": "-822216789999805067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kapal selam tipe XXI", "passage_text": "U-boat Tipe XXI, dikenal juga sebagai \"Elektroboote\" (bahasa Jerman: \"kapal listrik\"), adalah kelas kapal selam diesel-listrik Jerman yang dirancang selama Perang Dunia Kedua. Kapal selam diproduksi secara prematur, dan semua yang dibuat memiliki cacat yang signifikan. Akibatnya, hanya empat kapal selam yang bisa diselesaikan selama perang, dan hanya dua yang dikirim untuk patroli tempur. Keduanya tidak digunakan dalam pertempuran.", "question_text": "Kapan Elektroboote dirancang ?", "answers": [{"text": "Perang Dunia Kedua", "start_byte": 156, "limit_byte": 174}]} {"id": "3047964191204929093-3", "language": "indonesian", "document_title": "Astronomi", "passage_text": "Pada abad ke-20, astronomi profesional terbagi menjadi dua cabang, yaitu:", "question_text": "Berapa jumlah cabang dalam ilmu astronomi?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 55, "limit_byte": 58}]} {"id": "7429319548880021609-24", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Barat", "passage_text": "Dikenal sebagai salah satu 'lumbung padi' nasional, hampir 23 persen dari total luas 29,3 ribu kilometer persegi dialokasikan untuk produksi beras. Tidak dimungkiri lagi, Jawa Barat merupakan 'Rumah Produksi' bagi ekonomi Indonesia, hasil pertanian Provinsi Jawa Barat menyumbangkan 15 persen dari nilai total pertanian Indonesia.Hasil tanaman pangan Jawa Barat meliputi beras, kentang manis, jagung, buah-buahan dan sayuran, disamping itu juga terdapat komoditi seperti teh, kelapa, minyak sawit, karet alam, gula, coklat dan kopi. Perternakannya menghasilkan 120.000 ekor sapi ternak, 34% dari total nasional.", "question_text": "berapakah luas jawa barat?", "answers": [{"text": "29,3 ribu kilometer persegi", "start_byte": 85, "limit_byte": 112}]} {"id": "7677801589384354925-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "Kapan serial Kamen Rider tayang pertama di TV Jepang ?", "answers": [{"text": "3 April 1971", "start_byte": 278, "limit_byte": 290}]} {"id": "-7448073334997959369-0", "language": "indonesian", "document_title": "Heroes of Newerth", "passage_text": "Heroes of Newerth (HoN) adalah pertempuran multiplayer arena online video game yang dikembangkan oleh Game S2 untuk Microsoft Windows , Mac OS X dan Linux .[1]Permainan ini sangat terinspirasi oleh Warcraft III: The Frozen Throne kustom peta Defense of the Ancients dan pertama multiplayer Permainan S2 'online pertempuran arena (MOBA) judul.Permainan ini dirilis pada tanggal 12 Mei 2010 dan kembali dirilis sebagai permainan free-to-play pada 29 Juli 2011.[2]", "question_text": "Kapan Heroes of Newerth dirilis ?", "answers": [{"text": "12 Mei 2010 dan kembali dirilis sebagai permainan free-to-play pada 29 Juli 2011", "start_byte": 377, "limit_byte": 457}]} {"id": "-878275956279905986-26", "language": "indonesian", "document_title": "Doraemon", "passage_text": "Serial TV pertama di Doraemon yang dibuat oleh Fujiko F. Fujio dan Tokyo Movie Shinsa. Serial yang terdiri dari 26 episode ini merupakan hasil produksi bersama Nippon Television, dan disiarkan di Jepang mulai tanggal 1 April 1973 sampai dengan tanggal 30 September 1973.", "question_text": "Kapan Doraemon pertama kali rilis di televisi ?", "answers": [{"text": "1 April 1973", "start_byte": 217, "limit_byte": 229}]} {"id": "-2365281408554328472-9", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "Luas Vietnam kurang lebih 332,698km2 (128,455sqmi), maka ukurannya hampir setara dengan luas Jerman.[2] Bagian Vietnam yang berbatasan dengan batas-batas internasionalnya seluas 4,639km (2,883mi)[2] dan panjang pantainya adalah 3,444km (2,140mi). Topografinya terdiri atas bukit-bukit dan gunung-gunung berhutan lebat, dengan dataran rendah meliputi tidak lebih dari 20%. Pegunungan berkontribusi sebesar 40% dari total luas Vietnam, dengan bukit-bukit kecil berkontribusi sebesar 40% dan hutan tropis 42%. Bagian Utara kebanyakan terdiri atas pegunungan dan Delta Sungai Merah. Phan Xi Pang, berlokasi di provinsi Lao Cai, adalah gunung tertinggi di Vietnam setinggi 3.143m (10.312ft). Selatan dibagi menjadi datran rendah tepi pantai, puncak Annamite Chain, hutan-hutan luas dan tanah yang buruk. Terdiri dari 5 plato tanah basalt yang rata-rata rata, pegunungan berkontribusi sebesar 16% bagi tanah arable (= tanah yang cocok untuk pertanian seperti jagung dan gandum) Vietnam dan 22% dari total lahan berhutan Vietnam.", "question_text": "berapakah laus Vietnam?", "answers": [{"text": "332,698km", "start_byte": 26, "limit_byte": 35}]} {"id": "240550693230523600-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "\nKalimantan Timur (disingkat Kaltim) adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.", "question_text": "Apa ibukota Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "Samarinda", "start_byte": 403, "limit_byte": 412}]} {"id": "-5447092418831105708-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia", "passage_text": "Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia atau biasa disingkat GAMKI adalah organisasi pengkaderan yang mempersiapkan anggotanya dalam berbagai bidang pelayanan (pendidikan, sosial, politik, kemasyarakatan, dll) di Indonesia.[1]", "question_text": "Apa tujuan Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia?", "answers": [{"text": "mempersiapkan anggotanya dalam berbagai bidang pelayanan (pendidikan, sosial, politik, kemasyarakatan, dll) di Indonesia", "start_byte": 102, "limit_byte": 222}]} {"id": "-4531677743143137027-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teologi", "passage_text": "Teologi (bahasa Yunani θεος, theos, \"], Tuhan\", dan λογια, logia, \"kata-kata,\" \"ucapan,\" atau \"wacana\") adalah wacana yang berdasarkan nalar mengenai agama, spiritualitas dan Tuhan (Lih. bawah, \"Teologi dan agama-agama lain di luar agama Kristen\"). Dengan demikian, teologi adalah ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama. Teologi meliputi segala sesuatu yang berhubungan dengan Tuhan. Para teolog berupaya menggunakan analisis dan argumen-argumen rasional untuk mendiskusikan, menafsirkan dan mengajar dalam salah satu bidang dari topik-topik agama. Teologi memampukan seseorang untuk lebih memahami tradisi keagamaannya sendiri ataupun tradisi keagamaan lainnya, menolong membuat perbandingan antara berbagai tradisi, melestarikan, memperbarui suatu tradisi tertentu, menolong penyebaran suatu tradisi, menerapkan sumber-sumber dari suatu tradisi dalam suatu situasi atau kebutuhan masa kini, atau untuk berbagai alasan lainnya.", "question_text": "Apa pengertian dari teologi ?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama", "start_byte": 290, "limit_byte": 367}]} {"id": "-7669162602453448941-20", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "TPI pada tahun awalnya berbagi saluran dengan TVRI dan menayangkan beberapa program pendidikan. Setelah era orde baru berakhir, muncul beberapa televisi swasta yang memiliki fokus siaran di konten berita. MetroTV adalah stasiun televisi berita pertama di Indonesia yang mulai siaran di akhir tahun 2000. MetroTV menyiarkan lebih banyak konten berita, talkshow politik dan acara televisi lainnya ketimbang program hiburan.", "question_text": "kapankah Metro TV didirikan pertama kali?", "answers": [{"text": "2000", "start_byte": 298, "limit_byte": 302}]} {"id": "-6881704417315264626-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kuntilanak", "passage_text": "Kuntilanak (bahasa Melayu: Pontianak atau Puntianak, atau sering disingkat kunti) adalah hantu yang dipercaya berasal dari perempuan hamil yang meninggal dunia atau wanita yang meninggal karena melahirkan dan anak tersebut belum sempat lahir. Nama \"puntianak\" merupakan singkatan dari \"perempuan mati beranak\"[1]. Mitos ini mirip dengan mitos hantu langsuir yang dikenal di Asia Tenggara, terutama di nusantara Indonesia. Mitos hantu kuntilanak sejak dahulu juga telah menjadi mitos yang umum di Malaysia setelah dibawa oleh imigran-imigran dari nusantara.", "question_text": "dari manakah Makhluk mitologis bernama kuntilanak berasal?", "answers": [{"text": "Asia Tenggara, terutama di nusantara Indonesia", "start_byte": 374, "limit_byte": 420}]} {"id": "4323875915733563932-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "apakah nama mata uang Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "6506625630457434840-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rinto Harahap", "passage_text": "Rinto adalah anak ketiga dari enam bersaudara putra dari pasangan James Warren Harahap mantan Kepala Kantor Bank BNI di Sibolga dan Siti Raya boru Tobing yang berasal dari Tarutung, Tapanuli Utara. Ia dilahirkan pada zaman revolusi fisik saat ayanhnya dimutasi ke Sibolga.[3] Rinto kecil pernah bercita-cita menjadi dokter, namun ayahnya menginginkan ia jadi Pendeta. Namun Rinto berketetapan untuk hidup dari musik. Rinto bahkan sempat bekerja pada sebuah perusahaan besi beton, sedangkan malamnya ngamen di klub malam, sebelum dirinya terjun ke bisnis rekaman.[4][5]", "question_text": "Darimana asal Rinto Harahap?", "answers": [{"text": "Tapanuli Utara", "start_byte": 182, "limit_byte": 196}]} {"id": "3734483510020872855-6", "language": "indonesian", "document_title": "Konvensi Jenewa", "passage_text": "Usulan yang pertama berujung pada dibentuknya Palang Merah (Red Cross) sedangkan usulan yang kedua berujung pada dibentuknya Konvensi Jenewa Pertama. Atas kedua pencapaian ini, Henry Dunant pada tahun 1901 menjadi salah seorang penerima Penghargaan Nobel Perdamaian yang untuk pertama kalinya dianugerahkan.[3][4]", "question_text": "Siapa yang menetapkan Konvensi Jenewa?", "answers": [{"text": "Henry Dunant", "start_byte": 177, "limit_byte": 189}]} {"id": "-7420960909961435026-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tank", "passage_text": "Tank pertama kali dipakai dalam perang ketika Kapten H. W. Mortimore membawa tank Mark I dalam Pertempuran Somme pada 15 September 1916. Perancis mengembangkan tank Schneider CA1 yang dibuat dari traktor Holt Caterpillar, dan pertama kali digunakan pada 16 April 1917. Penggunaan tank secara besar-besaran dalam pertempuran terjadi pada Pertempuran Cambrai pada 21 November 1917. Dan kemudian tank bisa sukses dipakai pada Pertempuran Amiens, dimana Sekutu berhasil mematahkan pertahanan parit Jerman dengan bantuan kendaraan lapis baja tersebut. Peran tank pada akhirnya akan membuat konsep perang parit usang, dengan dibuatnya ribuan tank oleh Perancis dan Inggris.", "question_text": "Siapakah nama kapten yang petama kali menggunakan tank?", "answers": [{"text": "H. W. Mortimore", "start_byte": 53, "limit_byte": 68}]} {"id": "-5737518832583978015-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ihya Ulumuddin", "passage_text": "Ihya Ulumuddin atau Al-Ihya merupakan kitab yang membahas tentang kaidah dan prinsip dalam menyucikan jiwa (Tazkiyatun Nafs) yang membahas perihal penyakit hati, pengobatannya, dan mendidik hati. Kitab ini merupakan karya yang paling terkenal dari Imam Al-Ghazali. Hanya saja kitab ini memiliki kritikan, yaitu meskipun Imam Ghazali merupakan seorang ulama namun dia bukanlah seorang yang pakar dalam bidang hadits, sehingga ikut tercantumlah hadits-hadits tidak ditemukan sanadnya, berderajat lemah maupun maudhu. Hal ini menyebabkan banyak ulama dan para ahli hadits yang kemudian berupaya meneliti, memilah dan menyusun ulang terhadap takhrij hadits yang termuat di dalam Ihya Ulumuddin. Di antaraulama ahli hadits yang menyusun ulang kitab hadits berdasarkan Ihya Ulumuddin ini adalah Imam Ibnul Jauzi dan Imam Ibnu Qudamah Al-Maqdisi yang menulis kitab Minhajul Qashidin dan ikhtisarnya (Mukhtasar).[1]", "question_text": "Siapakah yang menulis Ihya Ulumuddin?", "answers": [{"text": "Imam Al-Ghazali", "start_byte": 248, "limit_byte": 263}]} {"id": "-7447238276656457470-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bahar bin Smith", "passage_text": "Pada tahun 2009, Bahar menikahi seorang Syarifah bermarga Aal Balghaits (Arabic: آل بالغيث‎, romanized:Aāl Balġayṯ; Arabic pronunciation:[ʔaːl balɣajθ]) bernama Fadlun Faisal Balghoits. Dari pernikahannya dengan Fadlun, Bahar dikaruniai empat anak: Sayyid Maulana Malik Ibrahim bin Smith, Syarifah Aliyah Zharah Hayat Smith, Syarifah Ghaziyatul Gaza Smith, dan Sayyid Muhammad Rizieq Ali bin Smith. Anak terakhirnya, Ali, lahir pada tanggal 4 Februari 2018. Bahar memberikan nama Muhammad Rizieq Ali kepada anak terakhirnya atas penghormatan kepada gurunya, Muhammad Rizieq Shihab, dan bentuk tawassul kepada leluhurnya, Ali bin Abi Thalib.", "question_text": "Berapakah anak Habib Bahar bin Smith?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 255, "limit_byte": 260}]} {"id": "8807571689564939476-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "Kapankah agama Kristen masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "8008271358359686497-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Utara", "passage_text": "Won (lambang: ₩; code: KPW) atau Won Rakyat Korea adalah mata uang resmi Korea Utara. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 chon. Won tersebut dikeluarkan oleh Bank Sentral Republik Rakyat Demokratik Korea, yang berbasis di ibukota Pyongyang. Meskipun mata uang resmi Korea Selatan, yang dikeluarkan oleh Bank Korea yang berbasis di Seoul, berbagai jumlah unit yang sama dan juga dikenal sebagai won Korea Selatan, kedua mata uang tersebut berbeda.", "question_text": "apakah nama mata uang Korea Utara?", "answers": [{"text": "Won Rakyat Korea", "start_byte": 35, "limit_byte": 51}]} {"id": "-1101615826268491231-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Mongol", "passage_text": "Kekaisaran Mongolia adalah kekaisaran kedua terbesar dalam sejarah dunia, hanya dikalahkan oleh Imperium Britania, menguasai sekitar 33 juta km² pada puncak kejayaannya, dengan perkiraan penduduk sebanyak di atas 100 juta orang dan menjadi yang paling kuat di antara semua kekaisaran abad pertengahan.", "question_text": "berapakah luas Kekaisaran Mongol?", "answers": [{"text": "33 juta km²", "start_byte": 133, "limit_byte": 145}]} {"id": "5305771051466192606-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kasunanan Kartasura", "passage_text": "Sesuai wasiat ayahnya, Adipati Anom pun bekerja sama dengan VOC untuk menumpas Trunajaya. Ia menandatangani Perjanjian Jepara 1677 dengan VOC, yang berisi VOC akan membantu Adipati Anom melawan Trunojoyo, dan sebagai gantinya, VOC berhak memonopoli perdagangan di Pantai Utara Jawa. Atas bantuan VOC, Adipati Anom diangkat sebagai raja tanpa takhta bergelar Amangkurat II. Trunajaya akhirnya berhasil ditangkap dan dihukum mati awal tahun 1680.", "question_text": "siapakah raja pertama Kasunanan Kartasura?", "answers": [{"text": "Adipati Anom", "start_byte": 301, "limit_byte": 313}]} {"id": "-5816179344097995465-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "berapakah sekuel Harry Potter ?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "-5109519270899658575-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Da Vinci Code", "passage_text": "The Da Vinci Code memicu ketertarikan populer dalam spekulasi terkait legenda Piala Suci (Cawan Suci) dan peranan Maria Magdalena dalam sejarah Kekristenan. Namun novel ini telah dikecam secara luas oleh banyak denominasi Kristen sebagai suatu serangan terhadap Gereja Katolik Roma, dan secara konsisten dikritik karena berbagai ketidakakuratan ilmiah dan historis. Meski demikian novel ini menjadi salah satu buku terlaris[1] di dunia dengan penjualan 80 juta kopi pada tahun 2009[2] dan telah diterjemahkan ke dalam 44 bahasa. Novel ini menggabungkan genre detektif, thriller dan fiksi konspirasi, serta merupakan novel kedua Dan Brown yang menyertakan karakter Rober Langdon: yang pertama yaitu Angels & Demons (2000). Pada bulan November 2004 Random House menerbitkan suatu Edisi Khusus Bergambar dengan 160 ilustrasi. Pada tahun 2006, suatu adaptasi dalam film dirilis oleh Columbia Pictures milik Sony.", "question_text": "Apa genre dari The Da Vinci Code?", "answers": [{"text": "detektif, thriller dan fiksi konspirasi", "start_byte": 559, "limit_byte": 598}]} {"id": "1086697950369840382-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat terbang", "passage_text": "Pesawat terbang yang lebih berat dari udara ini diterbangkan pertama kali oleh Wright Bersaudara (Orville Wright dan Wilbur Wright) dengan menggunakan pesawat rancangan sendiri yang dinamakan Flyer yang diluncurkan pada tahun 1903 di sekitar Amerika Serikat. Selain Wright bersaudara, tercatat beberapa penemu pesawat lain yang menemukan pesawat terbang antara lain Samuel F Cody yang melakukan aksinya di lapangan Farnborough, Inggris tahun 1910. Sedangkan untuk pesawat yang lebih ringan dari udara sudah terbang jauh sebelumnya. Penerbangan pertama kalinya dengan menggunakan balon udara panas yang ditemukan seorang berkebangsaaan Perancis bernama Joseph Montgolfier dan Etiene Montgolfier terjadi pada tahun 1782, kemudian disempurnakan seorang Jerman yang bernama Ferdinand von Zeppelin dengan memodifikasi balon berbentuk cerutu yang digunakan untuk membawa penumpang dan barang pada tahun 1900. Pada tahun tahun berikutnya balon Zeppelin mengusai pengangkutan udara sampai musibah kapal Zeppelin pada perjalanan trans-Atlantik di New Jersey 1936 yang menandai berakhirnya era Zeppelin meskipun masih dipakai menjelang Perang Dunia II. Setelah zaman Wright, pesawat terbang banyak mengalami modifikasi baik dari rancang bangun, bentuk dan mesin pesawat untuk memenuhi kebutuhan transportasi udara.Pesawat komersial yang lebih besar dibuat pada tahun 1949 bernama Bristol Brabazon.Sampai sekarang pesawat penumpang terbesar di dunia di buat oleh airbus industrie dari eropa dengan pesawat A380.", "question_text": "siapakah pencipta Pesawat pertama kali?", "answers": [{"text": "Orville Wright dan Wilbur Wright", "start_byte": 98, "limit_byte": 130}]} {"id": "4179592372680257739-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sanca kembang", "passage_text": "Sanca kembang atau sanca batik atau disebut juga sanca timur laut adalah sejenis ular dari suku Pythonidae yang berukuran besar dan memiliki ukuran tubuh terpanjang di antara ular lain. Ukuran terbesarnya dikatakan dapat melebihi 8.5 meter dan merupakan ular terpanjang di dunia.[1] Lebih panjang dari anakonda (Eunectes), ular terbesar dan terpanjang di Amerika Selatan. Nama-nama lainnya adalah ular sanca; ular sawah; sawah-n-etem (Simeulue); ular petola (Ambon); dan dalam bahasa Inggris reticulated python atau kerap disingkat retics. Sedangkan nama ilmiahnya yang sebelumnya adalah Python reticulatus, kini diubah genusnya menjadi Malayopython reticulatus.[2]", "question_text": "Berapakah ukuran terbesar ular Sanca kembang?", "answers": [{"text": "8.5 meter", "start_byte": 230, "limit_byte": 239}]} {"id": "8764913529826898365-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hutan sekunder", "passage_text": "Hutan sekunder adalah hutan yang tumbuh dan berkembang secara alami sesudah terjadi kerusakan/perubahan pada hutan yang pertama. Hutan sekunder merupakan fase pertumbuhan hutan dari keadaan tapak gundul, karena alam ataupun antropogen, sampai menjadi klimaks kembali. Ciri-ciri dari hutan sekunder meliputi:", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan hutan sekunder ?", "answers": [{"text": "hutan yang tumbuh dan berkembang secara alami sesudah terjadi kerusakan/perubahan pada hutan yang pertama", "start_byte": 22, "limit_byte": 127}]} {"id": "-282705457534234603-6", "language": "indonesian", "document_title": "Christopher McCandless", "passage_text": "McCandless menjalani wisuda sebelum keluar dari Perguruan Tinggi Emory University pada Mei 1990 dengan menyandang gelar sarjana lebih dari satu jurusan yaitu jurusan sejarah dan jurusan antropologi.[5] Setelah lulus, sebagian besar tabungan miliknya disedekahkan olehnya sendiri untuk hal ihwal yang berkaitan dengan amal atau derma lalu mulai bergaya hidup sebagai seorang tunawisma, ia juga bekerja sebagai penyaji makanan di rumah makan serta menjadi buruh tani bilamana diperlukan.[7] Gemar sekali menghabiskan waktu yang banyak di alam bebas, beberapa langkah ringan saat mengembara dengan berjalan kaki di hutan belantara yang lapang dilakukan McCandless serta mendayung sampan untuk menyusuri sebagian kawasan di Sungai Colorado sebelum memutuskan melanglang dengan menumpang mobil menuju daerah Alaska pada bulan April 1992.", "question_text": "Di perguruan tinggi mana Christopher Johnson belajar ?", "answers": [{"text": "Perguruan Tinggi Emory University", "start_byte": 48, "limit_byte": 81}]} {"id": "4806277465878848088-7", "language": "indonesian", "document_title": "Ritus Suriah Timur", "passage_text": "Asal usul ritus ini tidak diketahui. Menurut tradisi (berdasarkan legenda Raja Abgar yang bersurat-suratan dengan Kristus, yang telah terbukti apokrif) bahwasanya St. Tomas Rasul, dalam perjalanannya ke India, menegakkan agama Kristen di Mesopotamia, Asiria, dan Persia, kemudian mempercayakannya kepada Adaeus (atau Tadeus), \"salah satu dari tujuh puluh murid\", dan Maris. Pada tradisi inilah asal usul liturgi Suriah Timur didasarkan, namun konon telah direvisi oleh Patriark Yeshuyab III kira-kira pada 650. Sekalipun demikian, sebagian pihak menganggap liturgi ini dikembangkan dari liturgi Antiokhia.", "question_text": "Kapan Ritus Suriah Timur dilakukan?", "answers": [{"text": "650", "start_byte": 506, "limit_byte": 509}]} {"id": "-3862441793444647379-4", "language": "indonesian", "document_title": "Penutup Para Nabi", "passage_text": "Umat muslim meyakini bahwa garis kenabian yang telah diutus oleh Allah berakhir dengan datangnya Muhammad dan mereka meyakini pula bahwa mereka menerima wahyu terakhir dalam bentuk yang dijadikan satu, disebut Al-Qur'an.", "question_text": "Siapakah nabi terakhir dalam Islam?", "answers": [{"text": "Muhammad", "start_byte": 97, "limit_byte": 105}]} {"id": "-3701480154028655146-6", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Pada masanya, Uni Soviet adalah negara terbesar di dunia, dengan luas 22.402.200km2. Status negara terbesar ini kemudian diteruskan oleh negara penggantinya, Federasi Rusia. Luas wilayahnya yang meliputi seperenam daratan di muka bumi hampir sama luasnya dengan Amerika Utara. Seperempat wilayah Uni Soviet berada di Eropa serta menjadi pusat ekonomi dan budaya. Wilayah bagian timurnya di Asia yang jarang berpenduduk memanjang hingga Samudera Pasifik di sebelah timur dan Afganistan di sebelah selatan. Uni Soviet membentang sepanjang lebih dari 10.000km dari timur ke barat dan hampir 7.200km dari utara ke selatan, melintasi sebelas daerah waktu.", "question_text": "Berapa luas negara Uni Soviet?", "answers": [{"text": "22.402.200km2", "start_byte": 70, "limit_byte": 83}]} {"id": "8687673918057665148-0", "language": "indonesian", "document_title": "Riyal Saudi", "passage_text": "Riyal (Arabic: ريال‎ Riyāl, ISO 4217 code: SAR) merupakan mata uang Kerajaan Arab Saudi. Sering disingkat ر.س atau SR (Saudi Riyal). Mata uang ini dibagi ke dalam 100 Halala (Arabic: هللة‎ Halalah). Ghirsh senilai 5 Halala.", "question_text": "Apa mata uang Arab Saudi?", "answers": [{"text": "Riyal", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "6971155081999467359-4", "language": "indonesian", "document_title": "Semen", "passage_text": "Ironisnya, bukan Smeaton yang akhirnya mematenkan proses pembuatan cikal bakal semen ini. Adalah Joseph Aspdin, juga insinyur berkebangsaan Inggris, pada 1824 mengurus hak paten ramuan yang kemudian dia sebut semen portland. Dinamai begitu karena warna hasil akhir olahannya mirip tanah liat Pulau Portland, Inggris. Hasil rekayasa Aspdin inilah yang sekarang banyak dipajang di toko-toko bangunan.", "question_text": "dimanakah Semen ditemukan pertama kali?", "answers": [{"text": "Inggris", "start_byte": 140, "limit_byte": 147}]} {"id": "501986698230214719-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sri Lanka", "passage_text": "Sri Lanka adalah sebuah republik. Ibu kotanya, Sri Jayawardenapura Kotte, adalah kota pinggiran dari kota terbesar di Sri Lanka, Kolombo. Negara ini terkenal akan produksi tehnya. Produk lain yang juga sangat penting adalah kopi, batu permata, kelapa, karet, dan kayu manis. Sri Lanka sering disebut \"Permata Samudra Hindia\" karena bentuknya dan juga keindahan alamnya.", "question_text": "Apa ibukota Sri Lanka ?", "answers": [{"text": "Sri Jayawardenapura Kotte", "start_byte": 47, "limit_byte": 72}]} {"id": "-5710779450221121329-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gampong", "passage_text": "\nGampong (ejaan Aceh: Gampông) adalah pembagian wilayah administratif di Provinsi Aceh, Indonesia. Gampong berada di bawah Mukim. Gampong merupakan kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas-batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus kepentingan masyarakat setempat berdasarkan asal usul dan adat istiadat setempat yang diakui dan dihormati dalam sistem Pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan gampong ?", "answers": [{"text": "pembagian wilayah administratif di Provinsi Aceh, Indonesia", "start_byte": 39, "limit_byte": 98}]} {"id": "-1908691315859819489-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Killers", "passage_text": "Album debut, Hot Fuss (2004) membawa mereka menuju kesuksesan. Album kedua The Killers, Sam's Town, dirilis tahun 2006, dan album kompilasi Sawdust berisi materi lama dan baru, dirilis tahun 2007. Album studio mereka yang ketiga, Day & Age, diproduseri oleh Stuart Price, dirilis tahun 2008.", "question_text": "apakah nama album pertama The Killers?", "answers": [{"text": "Hot Fuss", "start_byte": 13, "limit_byte": 21}]} {"id": "-2764499223799208172-5", "language": "indonesian", "document_title": "Belize", "passage_text": "Honduras Britania menjadi koloni berpemerintahan sendiri pada Januari 1964 dan dinamai Belize pada Juni 1973; merupakan koloni terakhir Britania Raya di daratan Amerika. George Price memimpin negeri ini mendapatkan kemerdekaan penuh pada 21 September 1981 setelah tertunda karena pertentangan wilayah dengan Guatemala di sebelahnya, yang secara resmi tak mengakui negeri ini hingga 1991.", "question_text": "Kapan negara Belize berdiri ?", "answers": [{"text": "21 September 1981", "start_byte": 238, "limit_byte": 255}]} {"id": "-8499305420061428723-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hirohito", "passage_text": "Hirohito (裕仁), atau yang dikenal sebagai Kaisar Showa (昭和天皇, Shōwa-tennō) () adalah kaisar Jepang yang ke-124. Dalam sejarah Jepang dia adalah Kaisar terlama yang memerintah (1926-1989) dan merupakan salah satu tokoh penting pada masa Perang Dunia II dan pembangunan kembali Jepang.", "question_text": "siapakah nama Kaisar Jepang yang terlama?", "answers": [{"text": "Hirohito", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-8248565667282950661-1", "language": "indonesian", "document_title": "Patung Liberty", "passage_text": "Patung perunggu yang diresmikan pada tanggal 28 Oktober 1886 ini merupakan hadiah seratus tahun kemerdekaan Amerika Serikat dan merupakan ungkapan persahabatan antara kedua negara.[7] Pemahat patung adalah Frederic Auguste Bartholdi, dan Gustave Eiffel (desainer Menara Eiffel) merancang struktur penyangga dalamnya. Patung Liberty adalah salah satu lambang AS yang paling terkenal di seluruh dunia, dan melambangkan kemerdekaan dan kebebasan dari tekanan.", "question_text": "Siapa pemahat Patung Liberty?", "answers": [{"text": "Frederic Auguste Bartholdi", "start_byte": 206, "limit_byte": 232}]} {"id": "-1453668567273877258-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reproduksi", "passage_text": "Reproduksi adalah proses biologis suatu individu untuk menghasilkan individu baru.[1] Reproduksi merupakan cara dasar mempertahankan diri yang dilakukan oleh semua bentuk kehidupan oleh pendahulu setiap individu organisme untuk menghasilkan suatu generasi selanjutnya. Cara reproduksi secara umum dibagi menjadi dua jenis, yakni seksual dan aseksual.", "question_text": "Apakah definisi sederhana dari reproduksi", "answers": [{"text": "proses biologis suatu individu untuk menghasilkan individu baru", "start_byte": 18, "limit_byte": 81}]} {"id": "-2798945663144125396-2", "language": "indonesian", "document_title": "Rasi bintang", "passage_text": "Himpunan Astronomi Internasional telah membagi langit menjadi 88 rasi bintang resmi dengan batas-batas yang jelas, sehingga setiap arah hanya dimiliki oleh satu rasi bintang saja. Pada belahan bumi (hemisfer) utara, kebanyakan rasi bintangnya didasarkan pada tradisi Yunani, yang diwariskan melalui Abad Pertengahan, dan mengandung simbol-simbol Zodiak.", "question_text": "ada berapakah rasi bintang yang telah ditemukan?", "answers": [{"text": "88", "start_byte": 62, "limit_byte": 64}]} {"id": "3788587045531367008-1", "language": "indonesian", "document_title": "Longsor salju", "passage_text": "Longsor salju adalah longsornya salju ke bawah. Longsor salju terjadi di pegunungan. Longsor salju merupakan salah satu bahasa terbesar di pegunungan terhadap kehidupan dan properti. Banyak faktor yang menyebabkan longsor salju. Berat salju yang terlalu besar biasanya menyebabkan longsor.", "question_text": "Apa penyebab terjadinya longsor salju?", "answers": [{"text": "Berat salju yang terlalu besar", "start_byte": 229, "limit_byte": 259}]} {"id": "8480644387515211291-4", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "Tel Aviv adalah kota terbesar kedua dan merupakan pusat keuangan dan teknologi di Israel. Selain itu, kedutaan besar negara lain ada di kota ini. Karena itu, secara umum ibu kota Israel yang lebih dikenal dunia adalah Tel Aviv. Namun Amerika Serikat melalui pernyataan Donald Trump berupaya mengembalikan pengakuan atas Yerusalem sebagai ibu kota Israel dan memindahkan kedutaan besar Amerika Serikat. Hal ini menimbulkan kecaman di berbagai belahan dunia. Sidang darurat Majelis Umum PBB, Kamis 21 Desember 2017 mayoritas akhirnya menentang sikap Amerika dengan 128 suara, dengan 35 suara abstain, dan 9 lainnya mendukung Yerusalem sebagai ibu kota Israel, antara lain Amerika Serikat, Israel, Guatemala, Honduras, Togo, Mikronesia, Nauru, Palau, dan Kepulauan Marshall. Ancaman Donald Trump untuk mencabut dana hibah kepada negara-negara yang menentang keputusan Amerika Serikat tidak diindahkan oleh banyak negara. Bahkan sebelumnya OKI sempat mengadakan Konferensi Tingkat Tinggi darurat untuk menyatukan sikap mengenai ibu kota Yerusalem, yang berakibat kukuhnya keputusan negara-negara Islam di PBB dalam menghadapi klaim Amerika Serikat.[13][14][15]", "question_text": "apakah nama ibukota Israel?", "answers": [{"text": "Tel Aviv", "start_byte": 218, "limit_byte": 226}]} {"id": "-6011428332710384453-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "Siapakah pendiri perusahaan Google ?", "answers": [{"text": "Larry Page dan Sergey Brin", "start_byte": 22, "limit_byte": 48}]} {"id": "-1204588642053959490-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pestisida", "passage_text": "\n\nPestisida atau pembasmi hama adalah bahan yang digunakan untuk mengendalikan, menolak, atau membasmi organisme pengganggu.[1] Nama ini berasal dari pest (\"hama\") yang diberi akhiran -cide (\"pembasmi\"). Sasarannya bermacam-macam, seperti serangga, tikus, gulma, burung, mamalia, ikan, atau mikrobia yang dianggap mengganggu. Pestisida biasanya, tetapi tak selalu, beracun.", "question_text": "Apa itu Pestisida?", "answers": [{"text": "bahan yang digunakan untuk mengendalikan, menolak, atau membasmi organisme pengganggu", "start_byte": 38, "limit_byte": 123}]} {"id": "8078422005323440994-1", "language": "indonesian", "document_title": "Wiener Zentralfriedhof", "passage_text": "Wiener Zentralfriedhof adalah salah satu tempat pemakaman terbesar di Eropa. Kawasan dengan luas sekitar 240 hektare ini dibuka pada tahun 1874. Terdapat sekitar 3 juta makam di tempat ini. Makam ini kini menjadi salah satu tujuan wisata di kota Wina karena banyak tokoh-tokoh penting yang disemayamkan di sini dan juga karena terdapat banyak bangunan bergaya art nouveau.", "question_text": "Dimana Ludwig van Beethoven dimakamkan ?", "answers": [{"text": "Wiener Zentralfriedhof", "start_byte": 0, "limit_byte": 22}]} {"id": "-7216581406989356495-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Banyumas", "passage_text": "Luas wilayah Kabupaten Banyumas sekitar 1.327,60 km2 atau setara dengan 132.759,56 ha, dengan keadaan wilayah antara daratan dan pegunungan dengan struktur pegunungan terdiri dari sebagian lembah Sungai Serayu untuk tanah pertanian, sebagian dataran tinggi untuk pemukiman dan pekarangan, dan sebagian pegunungan untuk perkebunan dan hutan tropis terletak di lereng Gunung Slamet sebelah selatan.", "question_text": "Berapa luas wilayah Banyumas ?", "answers": [{"text": "1.327,60 km2", "start_byte": 40, "limit_byte": 52}]} {"id": "-3570924902259743284-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Asiria Timur", "passage_text": "Gereja Asiria Timur (English: Assyrian Church of the East, Classical Syriac: ܥܕܬܐ ܕܡܕܢܚܐ ܕܐܬܘܖ̈ܝܐ‎ ʻIttā d-Madnĕkhā d-Āturāyē), atau nama resminya Gereja Asiria Timur yang Kudus Apostolik Katolik[3] (Classical Syriac: ܥܕܬܐ ܩܕܝܫܬܐ ܘܫܠܝܚܝܬܐ ܩܬܘܠܝܩܝ ܕܡܕܢܚܐ ܕܐܬܘܖ̈ܝܐ‎, ʻIttā Qaddishtā w-Shlikhāitā Qattoliqi d-Madnĕkhā d-Āturāyē), merupakan salah satu Kekristenan Siria yang asal-usulnya bermula dari Tahta Keuskupan Seleukia-Ktesifon, didirikan oleh Santo Tomas Rasul beserta Santo Mari dan Santo Addai, sebagaimana yang tercantum dalam kitab Ajaran Addai. Gereja ini merupakan salah satu Gereja apostolik, secara historis termasuk dalam Gereja dari Timur (Church of the East), dan saat ini dipimpin oleh Patriark-Katolikos Mar Dinkha IV.", "question_text": "Kapan Gereja Asiria Timur didirikan?", "answers": [{"text": "Santo Tomas Rasul beserta Santo Mari dan Santo Addai", "start_byte": 525, "limit_byte": 577}]} {"id": "610063236816183874-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Guglielmo Marconi () adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai \"radio\". Ia menerimanya bersama Karl Braun tahun 1909.", "question_text": "Siapa yang menciptakan radio ?", "answers": [{"text": "Guglielmo Marconi", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-7322084617489200674-0", "language": "indonesian", "document_title": "Elizabeth Bowes-Lyon", "passage_text": "Elizabeth Angela Marguerite Bowes-Lyon (lahir 4 Agustus 1900 – wafat 30 Maret 2002) adalah istri Raja George VI, serta ibu dari Ratu Elizabeth II dan Putri Margaret. Ia menjadi Permaisuri Kerajaan dan Segenap Daulat Inggris Raya semenjak suaminya naik takhta pada tahun 1936 sampai mangkat pada tahun 1952. Sepeninggal suaminya, ia dikenal dengan sebutan Ibu Suri Elizabeth,[2] agar tidak keliru disangka sebagai putrinya, Ratu Elisabeth. Ia adalah Permaisuri Kaisar India yang terakhir.", "question_text": "tahun berapakah Elizabeth Angela Marguerite Bowes-Lyon meninggal?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 80, "limit_byte": 84}]} {"id": "1198493191959100550-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serangan, Denpasar Selatan, Denpasar", "passage_text": "Serangan adalah sebuah kelurahan dan pulau yang berada di wilayah Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Provinsi Bali, Indonesia. Pulau yang terletak 500 meter di sebelah selatan pusat kota ini memiliki memiliki panjang maksium 2,9 km dan lebar 1 km.", "question_text": "Berapa luas Pulau Serangan?", "answers": [{"text": "panjang maksium 2,9 km dan lebar 1 km", "start_byte": 217, "limit_byte": 254}]} {"id": "4230207035092589042-22", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "Pada tahun 1679 Newton kembali mengerjakan mekanika benda langit, yaitu gravitasi dan efeknya terhadap orbit planet-planet, dengan Referensi terhadap hukum Kepler tentang gerak planet. Ini dirangsang oleh pertukaran surat singkat pada masa 1679-80 dengan Hooke, yang telah ditunjuk untuk mengelola korespondensi Royal Society, dan membuka korespondensi yang dimaksudkan untuk meminta sumbangan dari Newton terhadap jurnal ilmiah Royal Society.[22] Bangkitnya kembali ketertarikan Newton terhadap astronomi mendapatkan rangsangan lebih lanjut dengan munculnya komet pada musim dingin 1680-1681,yang dibahasnya dalam korespondensi dengan John Flamsteed.[28] Setelah diskusi dengan Hooke, Newton menciptakan bukti bahwa bentuk elips orbit planet akan berasal dari gaya sentripetal yang berbanding terbalik dengan kuadrat vektor jari-jari. Newton mengirimkan hasil kerjanya ini ke Edmond Halley dan ke Royal Society dalam De motu corporum in gyrum, sebuah risalah yang ditulis dalam 9 halaman yang disalin ke dalam buku register Royal Society pada Desember 1684[29] Risalah ini membentuk inti argumen yang kemudian akan dikembangkan dalam Principia.", "question_text": "tahun berapakah isaac newton menemukan teori grafitasi?", "answers": [{"text": "1679", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "-8020030619469656479-4", "language": "indonesian", "document_title": "Istana Łazienki", "passage_text": "kiri|jmpl|Bangsal mandi Lubomirski\n\nBangunan ini awalnya adalah sebuah rumah pemandian untuk Stanisław Herakliusz Lubomirski, pemilik Kastil Ujazdów yang terletak di sebelahnya Setelah tahun 1678, kompleks istana Lubomirski di Ujazdów, diperkaya dengan empat bangsal, yaitu Arkadia, Pertapaan, Fraskati, dan yang terbesar Pemandian. Bangunan marmer tersebut dibangun sebelum tahun 1683 berdasarkan desain Tylman Gamerski. Selesai pada tahun 1689, bangunan itu digunakan sebagai tempat pemandian, tempat tinggal, dan gua taman. Interior dari struktur yang baru dibangun dihiasi dengan dekorasi stuko yang berlimpah, yang juga dirancang oleh Gamerski. Di antara seluruh dekorasinya, ada dewa air (seperti Nereus), yang mengelilingi fitur dekorasi bangsal utama, yaitu air mancur. Ruang lainnya memiliki plafon dan pintu-pintu yang kaya dekorasi, sementara dinding-dindingnya ditutupi dengan ubin Delft. Fasad dan interior bangunan dihiasi dengan patung-patung, relief-relief, prasasti-prasasti Latin (Musa Dryas, Nymphaeque boves et Pastor Apollo/Hik maneant, fugiat diva Minerva domus - Musai, Dryad dan nimfa, lembu dan Apollo sang gembala biarkan tinggal di sini, sifat kedewian Minerva biarkan merendahkan rumah ini tertulis pada portal di fasad selatan), dan lambang Lubomirski - Szreniawa.", "question_text": "Kapan Istana Łazienki dibangun ?", "answers": [{"text": "1683", "start_byte": 384, "limit_byte": 388}]} {"id": "-6994034113196473249-0", "language": "indonesian", "document_title": "Villa", "passage_text": "\nVilla merupakan tempat tinggal sementara sekaligus tempat untuk liburan, yang biasanya terletak di luar daerah yang berhawa sejuk seperti di pinggiran kota, pegunungan, pantai, dsb.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan villa ?", "answers": [{"text": "tempat tinggal sementara sekaligus tempat untuk liburan, yang biasanya terletak di luar daerah yang berhawa sejuk seperti di pinggiran kota, pegunungan, pantai, dsb", "start_byte": 17, "limit_byte": 181}]} {"id": "4694317690154768042-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "dimanakah negara yang mempunyai ras tionghoa terbanyak didunia?", "answers": [{"text": "Republik Rakyat Tiongkok", "start_byte": 0, "limit_byte": 24}]} {"id": "-6726346006913713027-0", "language": "indonesian", "document_title": "U2", "passage_text": "U2 adalah kelompok musik populer asal Irlandia yang beranggotakan Bono (Paul David Hewson, vokal dan gitar), The Edge (David Howell Evans, gitar, piano, vokal dan bas), Adam Clayton (bas dan gitar) dan Larry Mullen, Jr (drum). Group musik ini terbentuk pada Tahun 1976.", "question_text": "Kapan U2 dibentuk ?", "answers": [{"text": "1976", "start_byte": 264, "limit_byte": 268}]} {"id": "-3890434685722086501-25", "language": "indonesian", "document_title": "Lampung", "passage_text": "Provinsi Lampung memiliki luas 35.376,50km² dan terletak di antara 105°45'-103°48' BT dan 3°45'-6°45' LS. Daerah ini di sebelah barat berbatasan dengan Samudera Hindia, di sebelah timur dengan Laut Jawa, di sebelah utara berbatasan dengan provinsi Sumatera Selatan, dan di sebelah selatan berbatasan dengan Selat Sunda.\nBeberapa pulau termasuk dalam wilayah Provinsi Lampung, yang sebagian besar terletak di Teluk Lampung, di antaranya: Pulau Darot, Pulau Legundi, Pulau Tegal, Pulau Sebuku, Pulau Ketagian, Pulau Sebesi, Pulau Poahawang, Pulau Krakatau, Pulau Putus dan Pulau Tabuan. Ada juga Pulau Tampang dan Pulau Pisang di yang masuk ke wilayah Kabupaten Lampung Barat.", "question_text": "berapakah luas kota Lampung ?", "answers": [{"text": "35.376,50km²", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "3604585154837263264-46", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi Timur", "passage_text": "Perlawanan Bulgaria berkecamuk pada masa dinasti Cometopuli. Kaisar baru Basil II (berkuasa 976–1025) berupaya menundukkan bangsa Bulgaria. Ekspedisi pertama Basil mengalami kegagalan di Gerbang Trajanus. Pada tahun-tahun berikutnya, kaisar sibuk dengan pemberontakan internal di Anatolia, sementara Bulgaria memperluas kekuasaan mereka di Balkan. Perang berlarut selama hampir dua puluh tahun. Kemenangan Romawi Timur di Spercheios dan Skopje berhasil melemahkan tentara Bulgaria. Dalam kampanye militer tahunannya, Basil terus mengurangi jumlah benteng Bulgaria. Akhirnya, dalam Pertempuran Kleidion tahun 1014, Bulgaria berhasil dikalahkan.[64] Tentara Bulgaria ditangkap, dan konon 99 dari 100 tentara dibutakan, sementara sisanya diberi satu mata untuk memimpin teman sebangsanya pulang. Ketika Tsar Samuil menyaksikan nasib tentaranya, ia meninggal akibat syok. Pada tahun 1018, benteng Bulgaria terakhir telah menyerah, dan negara mereka menjadi bagian dari Romawi Timur. Kemenangan ini merestorasi perbatasan Donau, yang tidak dikuasai semenjak masa kaisar Heraklius.[63]", "question_text": "Kapan Peperangan Romawi Timur-Bulgaria berakhir?", "answers": [{"text": "1014", "start_byte": 610, "limit_byte": 614}]} {"id": "3879770799158969198-8", "language": "indonesian", "document_title": "Tim Berners-Lee", "passage_text": "Pada tahun 1989, saat bekerja di di CERN, Laboratorium Fisika Partikel Eropa di Jenewa, Swiss, Tim Berners-lee mengusulkan proyek hypertext global, dikenal sebagai World Wide Web. Berdasarkan sebelumnya \"Enquire\" bekerja, ia dirancang untuk memungkinkan orang untuk bekerja sama dengan menggabungkan pengetahuan mereka dalam web dokumen hypertext. Dia menulis World Wide Web server pertama, \"httpd\", dan klien pertama, \"WorldWideWeb\" apa-kau-lihat-ini-apa-kau-mendapatkan peramban hypertext/Editor yang berlari di lingkungan NeXTStep. Pekerjaan ini dimulai pada bulan Oktober 1990, dan program \"WorldWideWeb\" pertama kali dibuat tersedia dalam CERN pada bulan Desember, dan di Internet pada umumnya pada musim panas 1991.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan server pertama kali ?", "answers": [{"text": "Tim Berners-lee", "start_byte": 95, "limit_byte": 110}]} {"id": "-5608658677946318248-4", "language": "indonesian", "document_title": "Perubahan wujud zat", "passage_text": "Peristiwa perubahan wujud dari cair menjadi padat. Dalam peristiwa ini zat melepaskan energi panas. Contoh peristiwa membeku yaitu air yang dimasukkan dalam freezer akan menjadi es batu, lilin cair yang didinginkan.", "question_text": "Apakah peristiwa perubahan wujud dari zat cair menjadi padat?", "answers": [{"text": "membeku", "start_byte": 117, "limit_byte": 124}]} {"id": "3892661186155126183-0", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Microsoft Corporation (NASDAQ:) adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung beragam produk dan jasa terkait dengan komputer. Perusahaan ini didirikan oleh Bill Gates dan Paul Allen pada tanggal 4 April 1975. Microsoft merupakan pembuat perangkat lunak terbesar di dunia menurut pendapatannya.[3] Microsoft juga merupakan salah satu perusahaan paling bernilai di dunia.[4]", "question_text": "Siapa yang menemukan Microsoft ?", "answers": [{"text": "Bill Gates dan Paul Allen", "start_byte": 287, "limit_byte": 312}]} {"id": "4481768817510432344-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dolar Amerika Serikat", "passage_text": "Dolar AS (Kurs: $; Kode: USD; disingkat US$) adalah mata uang resmi Amerika Serikat. Dolar AS juga digunakan secara luas di dunia internasional sebagai kurs cadangan devisa di luar AS.", "question_text": "apakah nama mata uang Amerika Serikat?", "answers": [{"text": "Dolar AS", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-4704434776751473411-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "passage_text": "\nBandar Udara Internasional Ngurah Rai (English: Ngurah Rai International Airport), (Hanacaraka: ᬩᬦ᭄ᬤᬃ​ᬉᬤᬭ​-ᬦ᭄ᬢᬾᬃᬦᬲᬶᬬᭀᬦᬮ᭄​ᬗᬸᬭᬄ​ᬭᬿ) (IATA: DPS, ICAO: WADD) atau disebut juga Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai adalah bandar udara internasional yang terletak di sebelah selatan Bali, Indonesia, tepatnya di daerah Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Bali, sekitar 13km dari Denpasar. Bandar Udara Internasional Ngurah Rai merupakan bandara tersibuk ketiga di Indonesia, setelah Bandara Internasional Soekarno-Hatta dan Bandara Internasional Juanda.\n\n\nNama bandara ini diambil dari nama I Gusti Ngurah Rai, seorang pahlawan Indonesia dari Bali.", "question_text": "Apa nama Bandara di Bali ?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "start_byte": 1, "limit_byte": 38}]} {"id": "2488347385963573043-40", "language": "indonesian", "document_title": "Anarkisme", "passage_text": "Berbeda dengan anarkisme-kolektif yang masih mempertahankan upah buruh berdasarkan kontribusi mereka terhadap produksi, anarkisme-komunis memandang bahwa setiap individu seharusnya bebas memperoleh bagian dari suatu hak milik dalam proses produksi berdasarkan kebutuhan mereka.", "question_text": "Apakah ajaran inti anarko-komunis?", "answers": [{"text": "setiap individu seharusnya bebas memperoleh bagian dari suatu hak milik dalam proses produksi berdasarkan kebutuhan mereka", "start_byte": 154, "limit_byte": 276}]} {"id": "-5040408788576804681-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sistem", "passage_text": "Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma) adalah suatu kesatuan yang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi untuk mencapai suatu tujuan. Istilah ini sering dipergunakan untuk menggambarkan suatu set entitas yang berinteraksi, di mana suatu model matematika seringkali bisa dibuat.", "question_text": "Apakah definisi dari sistem ?", "answers": [{"text": "suatu kesatuan yang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi untuk mencapai suatu tujuan", "start_byte": 80, "limit_byte": 235}]} {"id": "2827625357930990393-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ditto (Pokémon)", "passage_text": "Ditto memiliki bentuk gumpalan amorf dengan wajah sederhana. Warna Ditto normal adalah merah muda (atau biru jika itu adalah Pokémon shiny) dan mampu mengatur ulang struktur seluler menjadi apapun, tetapi biasanya ia melakuan perubahan ke setiap Pokémon di dekat sekitarnya. Ia mengambil bentuk secara tepat dari Pokémon dan dapat menggunakan semua kemampuannya. Satu-satunya hal yang dapat membuatnya berubah kembali adalah dengan dikalahkan, kembali ke Poke Ball, dan bila Ditto tertawa. Selama malam, ia berubah menjadi batu supaya tidak diserang. Jika ia mencoba untuk berubah sesuai ingatannya, atau jika tidak berpengalaman, ada kemungkinan akan mengacaukan penampilannya pada detail tertentu seperti wajahnya tetap seperti semula atau tetap pada ukuran tubuhnya semula. Satu-satunya Pokémon lain yang mampu berubah adalah Pokémon legendaris Mew (meskipun Ditto adalah satu-satunya Pokémon non-legendaris untuk belajar jurus \"Transform\"). Penulis manga Toshihiro Ono mengatakan bahwa Ditto sebagai salah satu karakter favoritnya yang menarik untuk digambar pada setiap seri, mendeskripsikannya sebagai Pokémon yang \"mudah untuk digambar\".[4]", "question_text": "apakah kekuatan Ditto?", "answers": [{"text": "mampu mengatur ulang struktur seluler menjadi apapun, tetapi biasanya ia melakuan perubahan ke setiap Pokémon di dekat sekitarnya", "start_byte": 145, "limit_byte": 275}]} {"id": "1389963561344728258-35", "language": "indonesian", "document_title": "Demokrasi", "passage_text": "Menurut Freedom House, pada tahun 2007 terdapat 123 negara demokrasi elektoral (naik dari 40 pada tahun 1972).[38] Menurut World Forum on Democracy, jumlah negara demokrasi elektoral mencapai 120 dari 192 negara di dunia dan mencakup 58,2 penduduk dunia. Pada saat yang sama, negara-negara demokrasi liberal (yang dianggap Freedom House sebagai negara yang bebas dan menghormati hukum dan HAM) berjumlah 85 dan mencakup 38 persen penduduk dunia.[39]", "question_text": "berapakah jumlah negara yang menganut sistem demokrasi?", "answers": [{"text": "123", "start_byte": 48, "limit_byte": 51}]} {"id": "-7878577551100599846-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arwana (grup musik)", "passage_text": "Arwana adalah grup band yang didirikan oleh tiga orang musisi yang yaitu Hendri Lamiri (Biola), Yudie Chaniago, dan Yan Machmud berkumpul untuk membuat group band dengan nama X-Bart. Mereka adalah musisi-musisi kafe yang berasal dari Kalimantan Barat (Pontianak). Rasa persatuan daerah ini menjadikan mereka serius untuk menekuni dunia music dengan mencari musisi-musisi dari Pontianak. Akhirnya terbentuk formasi lengkap dalam group band X-Bart dengan personel Yudie Chaniago (vocal & drum), Hendri Lamiri (vocal & violin), Yan Machmud (lead vocal & acoustic), Wansyah Fadli (vocal & guitar), Delsi (keyboard) dan Nono (bass). X-Bart membawakan lagu-lagu Top 40 dan manggung dari kafe ke kafe di Jakarta dan pertama kali manggung di News Cafe Pada tahun 1995, X-Bart berganti nama menjadi Nacle Band. Konsep musik masih sama yaitu membawakan Top 40 dari kafe ke kafe. Dukungan terhadap musisi-musisi ini sangat kuat di kalangan musisi senior Indonesia saat itu. Banyak musisi-musisi senior mendorong Nacle Band untuk masuk ke dapur rekaman. Akhirnya pada tahun 1996, Nacle Band mambuat master 10 lagu dan rekaman di GIN Studio (tempat ngumpulnya musisi-musisi tertama). Proses rekaman banyak dibantu oleh musisi-musisi senior seperti Billy J. Budiarjo, Dian Pramana Putra dan sebagainya.", "question_text": "Dari manakah Yudie Chaniago berasal ?", "answers": [{"text": "Kalimantan Barat", "start_byte": 234, "limit_byte": 250}]} {"id": "7002968153006600470-0", "language": "indonesian", "document_title": "Custanza dari Sisilia", "passage_text": "Custanza dari Sisilia (1249 – 9 April 1302) merupakan Permaisuri Aragon sebagai istri Raja Pero III. Ia adalah putri tunggal Raja Manfredi dan istri pertamanya, Beatrice dari Savoia.", "question_text": "Kapan Custanza lahir?", "answers": [{"text": "1249", "start_byte": 23, "limit_byte": 27}]} {"id": "-8671452190506971290-1", "language": "indonesian", "document_title": "Komunisme", "passage_text": "Istilah komunisme sering dicampuradukkan dengan komunis internasional. Komunisme atau Marxisme adalah ideologi dasar yang umumnya digunakan oleh partai komunis di seluruh dunia. sedangkan komunis internasional merupakan racikan ideologi ini berasal dari pemikiran Lenin sehingga dapat pula disebut \"Marxisme-Leninisme\".", "question_text": "Dari manakah paham komunis berasal ?", "answers": [{"text": "pemikiran Lenin", "start_byte": 254, "limit_byte": 269}]} {"id": "-1667705397742037374-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kazimierz II Sprawiedliwy", "passage_text": "Kazimierz II yang Adil (Polish: Kazimierz II Sprawiedliwy) (1138 – 5 Mei 1194) adalah seorang Adipati Małopolska di Wiślica pada tahun 1166–1173, dan di Sandomierz setelah tahun 1173. Ia menjadi penguasa atas Provinsi Seniorat Polandia di Kraków, dan dengan demikian merupakan Adipati Agung Polandia pada tahun 1177; ia memangku jabatan tersebut hingga kematiannya, terputus sekali oleh kakandanya, Mieszko III Stary. Pada tahun 1186, Kazimierz juga mewarisi Kadipaten Masovia dari keponakannya, Leszek, menjadi nenek moyang cabang Masoni dari keluarga kerajaan Piast, kakek buyut raja Polandia kemudian Władysław yang Pendek. Gelar \"yang adil\" tidak kontemporer dan hanya muncul di abad ke-16.", "question_text": "Kapan Kazimierz II meninggal?", "answers": [{"text": "5 Mei 1194", "start_byte": 69, "limit_byte": 79}]} {"id": "8753050613399192920-38", "language": "indonesian", "document_title": "Ukraina", "passage_text": "Dengan proklamasi kemerdekaannya pada 24 Agustus 1991, dan penerapan konstitusi sejak 28 Juni 1996, Ukraina menjadi sebuah republik semi-presidensial. Meskipun demikian, pada tahun 2004, para anggota dewan perwakilan rakyat Ukraina memperkenalkan perubahan pada Konstitusi, yang menghendaki kesetimbangan kekuasaan, dengan teknis sistem parlementer. Dari tahun 2004 sampai 2010, legitimasi amandemen konstitusi 2004 mendapatkan sanksi resmi, kedua-duanya dengan Mahkamah Konstitusi Ukraina, dan partai-partai politik besar.[57] Meskipun demikian, pada 30 September 2010 Mahkamah Konstitusi mengumumkan bahwa amandemen dibatalkan dan tidak berlaku, sehingga memaksa kembalika ke pasal-pasal Konstitusi 1996 dan lagi-lagi membuat sistem politik Ukraina menjadi lebih berkarakter presidensial.", "question_text": "Kapankah hari kemerdekaan Ukraina?", "answers": [{"text": "24 Agustus 1991", "start_byte": 38, "limit_byte": 53}]} {"id": "1254954672694314105-1", "language": "indonesian", "document_title": "Menara Eiffel", "passage_text": "Dinamai sesuai nama perancangnya, Gustave Eiffel , Menara Eiffel adalah bangunan tertinggi di Paris dan salah satu struktur terkenal di dunia.[1] Lebih dari 200.000.000 orang telah mengunjungi menara ini sejak pembangunannya tahun 1889,[2] termasuk 6.719.200 orang tahun 2006,[3] menjadikannya monumen berbayar yang paling banyak dikunjungi di dunia.[4][5] Termasuk antena setinggi 24 m (79 kaki), struktur ini memiliki tinggi 325 m (1.063 kaki) sejak 2000, yang sama dengan bangunan konvensional bertingkat 81.\n", "question_text": "Siapa nama arsitek menara Eiffel ?", "answers": [{"text": "Gustave Eiffel", "start_byte": 34, "limit_byte": 48}]} {"id": "4222361212520079267-8", "language": "indonesian", "document_title": "Zainul Arifin", "passage_text": "Setelah Belanda akhirnya mengakui kedaulatan RI akhir tahun 1949, Zainul Arifin kembali ke Parlemen sebagai wakil Partai Masyumi di DPRS dan kemudian wakil Partai NU ketika akhirnya partai kiai tradisionalis ini memisahkan diri dari Masyumi tahun 1952. Setahun sesudahnya, Arifin berkiprah di lembaga eksekutif dengan menjabat sebagai wakil perdana menteri (waperdam) dalam Kabinet Ali Sastroamijoyo I yang memerintah dua tahun penuh (1953-1955).", "question_text": "Kapan Kiai Haji Zainul Arifin diangkat menjadi wakil perdana menteri Indonesia?", "answers": [{"text": "1953", "start_byte": 435, "limit_byte": 439}]} {"id": "-3617476436087104682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi kinetis", "passage_text": "\nEnergi kinetis atau energi gerak (disebut juga energi kinetik) adalah energi yang dimiliki oleh sebuah benda karena gerakannya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan energi kinetik?", "answers": [{"text": "energi yang dimiliki oleh sebuah benda karena gerakannya", "start_byte": 71, "limit_byte": 127}]} {"id": "-6216794267179969554-0", "language": "indonesian", "document_title": "Illumination Entertainment", "passage_text": "Illumination Entertainment adalah sebuah perusahaan produksi film animasi Amerika Serikat yang didirikan oleh Chris Meledandri pada tahun 2007. Pemiliknya adalah Meledandri dan Universal Studios,[3][4][5] sebuah divisi NBCUniversal, dengan Universal sebagai pembiaya dan pemilik semua film sepenuhnya.[4] Perusahaan ini terkenal sebagai pembuat waralaba Despicable Me, sempalan/prekuel Minions, serta film The Secret Life of Pets dan Sing. Minions yang merupakan karakter dari film Despicable Me adalah maskot resmi studio ini. Filmnya diproduksi bersama dan/atau didistribusikan oleh Universal Pictures.", "question_text": "siapakah yang mendirikan Illumination Entertainment?", "answers": [{"text": "Chris Meledandri", "start_byte": 110, "limit_byte": 126}]} {"id": "-8727849448435909335-7", "language": "indonesian", "document_title": "Antasari Azhar", "passage_text": "Di dalam persidangan, Antasari diduga bekerja sama dengan pengusaha Sigid Haryo Wibisono untuk membunuh Nasrudin Zulkarnaen, direktur PT Rajawali Putra Banjaran. Antasari menolak semua tuduhan termasuk perselingkuhan yang menjadi motif utama pembunuhan tersebut dan mengaku tetap setia kepada Ida Laksmiwati yang telah menjadi istrinya selama lebih dari 26 tahun. Statusnya sebagai tersangka membuat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada tanggal 4 Mei 2009 memberhentikan dari jabatannya sebagai ketua KPK.", "question_text": "Apa jabatan terakhir Antasari Azhar sebelum didakwa ?", "answers": [{"text": "ketua KPK", "start_byte": 497, "limit_byte": 506}]} {"id": "-5596213448756892216-7", "language": "indonesian", "document_title": "Gianfranco Chiarini", "passage_text": "Pada 1986, Chiarini muda mendaftarkan diri di Instituto de Alta Gastronomia de Caracas, Venezuela, yang telah ditutup karena alasan politik dalam negeri yang tidak kondusif. Selama waktu tersebut Chiarini belajar dan bekerja di beberapa restoran, dan mendapatkan bahwa semangat memasak yang ada di dalam dirinya tumbuh menjadi salah satu profesi yang ia inginkan.", "question_text": "Dimana Gianfranco Chiarini belajar memasak?", "answers": [{"text": "1986", "start_byte": 5, "limit_byte": 9}]} {"id": "-6021332683132929101-0", "language": "indonesian", "document_title": "Resistor", "passage_text": "\n\n\nResistor merupakan komponen elektronik yang memiliki dua pin dan didesain untuk mengatur tegangan listrik dan arus listrik. Resistor mempunyai nilai resistansi (tahanan) tertentu yang dapat memproduksi tegangan listrik di antara kedua pin dimana nilai tegangan terhadap resistansi tersebut berbanding lurus dengan arus yang mengalir, berdasarkan persamaan hukum Ohm:", "question_text": "Apakah fungsi resistor arus listrik?", "answers": [{"text": "mengatur tegangan listrik dan arus listrik", "start_byte": 83, "limit_byte": 125}]} {"id": "-3133864563288349185-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "berapakah luas Daerah Istimewa Yogyakarta?", "answers": [{"text": "3.185,80km2", "start_byte": 464, "limit_byte": 475}]} {"id": "2375915316581612609-0", "language": "indonesian", "document_title": "Battle Realms", "passage_text": "Battle Realms adalah sebuah permainan video bergenre strategi waktu nyata yang diproduksi Ubisoft tahun 2001. Permainan ini menggunakan latar belakang mitologi Jepang. Dalam permainan ini akan ditemukan karakter-karakter seperti samurai, ninja, werewolf, dan pendekar Geisha.", "question_text": "Kapan Battle Realms mulai dirilis ?", "answers": [{"text": "2001", "start_byte": 104, "limit_byte": 108}]} {"id": "1661049894647390511-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arus listrik", "passage_text": "Arus listrik merupakan satu dari tujuh satuan pokok dalam satuan internasional.[4] Satuan internasional untuk arus listrik adalah Ampere (A).[4] Secara formal satuan Ampere didefinisikan sebagai arus konstan yang, bila dipertahankan, akan menghasilkan gaya sebesar 2 x 10-7 Newton/meter di antara dua penghantar lurus sejajar, dengan luas penampang yang dapat diabaikan, berjarak 1 meter satu sama lain dalam ruang hampa udara.[4]", "question_text": "Apakah satuan internasional untuk arus listrik?", "answers": [{"text": "Ampere", "start_byte": 130, "limit_byte": 136}]} {"id": "5791951049937761499-13", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "Pada Oktober 1992, Departemen Penerangan mengeluarkan izin kepada enam perusahaan untuk mendirikan perusahaan televisi swasta: PT Indosiar Visual Mandiri atau Indosiar (Jakarta), PT Sanitya Mandara Televisi (Yogyakarta), PT Merdeka Citra Televisi Indonesia (Semarang, milik Grup Suara Merdeka), PT Ramako Indotelevisi (Batam), PT Cakrawala Andalas Televisi atau ANTV (Lampung), dan PT Cakrawala Bumi Sriwijaya Televisi (Palembang). Dari semua enam televisi perusahaan, hanya PT Indosiar Visual Mandiri dan PT Cakrawala Andalas Televisi yang dapat menyiarkan secara terus menerus. Pada tanggal 28 Februari 1993, PT Cakrawala Andalas Televisi, sebuah perusahaan patungan antara keluarga Agung Laksono dan Aburizal Bakrie, memulai siaran pertamanya. Stasiun penyiaran awalnya direncanakan akan berlokasi di Lampung, tapi kemudian pindah ke Jakarta, di sebuah gedung di Kuningan. PT Indosiar Visual Mandiri, yang dimiliki oleh Grup Salim, memulai siaran pertamanya pada tanggal 11 Januari 1995.", "question_text": "kapankah Indosiar didirikan pertama kali?", "answers": [{"text": "Oktober 1992", "start_byte": 5, "limit_byte": 17}]} {"id": "-7247112493125495823-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "Siapakah pendiri Google ?", "answers": [{"text": "Larry Page dan Sergey Brin", "start_byte": 22, "limit_byte": 48}]} {"id": "-3046372717963753916-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "siapakah pencipta Kamen Rider?", "answers": [{"text": "Shotaro Ishinomori", "start_byte": 200, "limit_byte": 218}]} {"id": "-8730092614835482500-0", "language": "indonesian", "document_title": "Langitmusik", "passage_text": "LangitMusik adalah layanan untuk mengunduh dan streaming lagu secara legal, tanpa dikenakan biaya data (khusus pelanggan Telkomsel) dan tanpa batas melalui website, WAP, mobile application (Android, iOS) serta aplikasi desktop. Prestasi yang mengagumkan, per 1 Februari 2017, Apps ANDROID sudah melampaui 1 juta download. Dengan mengaktifkan LangitMusik, pelanggan bisa bebas mengunduh dan streaming seluruh lagu di katalog LangitMusik dengan koleksi lebih dari 6.000.000 (enam juta) lagu lokal dan internasional. Lagu-lagu yang terdapat di LangitMusik memiliki kualitas suara dolby digital.[1]", "question_text": "Dimana aplikasi LangitMusik dapat diunduh?", "answers": [{"text": "website, WAP, mobile application (Android, iOS) serta aplikasi desktop", "start_byte": 156, "limit_byte": 226}]} {"id": "7316164785174765726-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pembuatan bir", "passage_text": "Semua bir dibuat dari malt. Malt ini, tergantung kebiasaan, dibuat dari bulir jelai, gandum, atau kadang gandum hitam. Malt dibuat dengan membiarkan bulir berkecambah, kemudian mengeringkannya di kiln. Proses perkecambahan menghasilkan beberapa enzim, terutama α-amilase dan β-amilase, yang akan digunakan untuk mengubah pati dalam bulir menjadi gula.", "question_text": "Apa bahan utama pembuatan bir sake ?", "answers": [{"text": "malt", "start_byte": 22, "limit_byte": 26}]} {"id": "1117264429723710336-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Dampak budaya Kamen Rider begitu besar di Jepang sehingga astronom Akimasa Nakamura menamai dua planet minor sebagai 12796 Kamenrider,[1][2] dan 12408 Fujioka, mengikuti nama Hiroshi Fujioka, pemeran karakter utama Takeshi Hongo/Kamen Rider 1.[1][3] Hiroshi Fujioka juga menyanyikan lagu pembuka yang judul Let's Go!! Rider Kick(レッツゴー!!ライダーキック,Rettsu Gō!! Raidā Kikku).", "question_text": "Dari mana asal film Kamen Rider?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 42, "limit_byte": 48}]} {"id": "4780948030492595271-5", "language": "indonesian", "document_title": "Camille Saint-Saëns", "passage_text": "Untuk penghasilannya, Saint-Saëns bermain orgel di berbagai gereja di Paris, dengan tugas pertamanya di Saint-Merri di daerah Beaubourg[1]. Pada 1857, ia menggantikan Lefébure-Wely pada posisinya sebagai pemain orgel di Église de la Madeleine, jabatan yang dipegangnya hingga 1877. Improvisasi mingguannya mengejutkan publik Paris dan menyebabkan Liszt menyatakan pada 1866 bahwa Saint-Saëns adalah pemain orgel terbesar di dunia.", "question_text": "Apakah pekerjaan pertama Charles-Camille Saint-Saëns?", "answers": [{"text": "bermain orgel di berbagai gereja di Paris", "start_byte": 35, "limit_byte": 76}]} {"id": "-4764322734715485558-0", "language": "indonesian", "document_title": "Markas Besar Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "\nMarkas Besar PBB di New York adalah lokasi terpenting dan tempat utama Perserikatan Bangsa-Bangsa bersidang. Di sinilah Sidang Umum PBB, Dewan Keamanan PBB dan Dewan Ekonomi dan Sosial PBB bersidang. Sidang Dewan Ekonomi dan Sosial bergantian secara tahun dengan lokasi di Jenewa. Selain itu di sini terdapat gedung Sekretariat PBB.", "question_text": "dimanakah kantor pusat PBB?", "answers": [{"text": "New York", "start_byte": 21, "limit_byte": 29}]} {"id": "934666126922892880-0", "language": "indonesian", "document_title": "Antiochus I Theos dari Commagene", "passage_text": "Antiochus I Theos Dikaios Epiphanes Philorhomaios Philhellen (Armenian: Անտիոքոս Երվանդունի, Ancient Greek: Ἀντίοχος ὁ Θεὸς Δίκαιος Ἐπιφανὴς Φιλορωμαῖος Φιλέλλην, yang berarti Antiochos, dewa yang terkenal, sahabat Romawi dan sahabat Yunani, skt. 86SM – 38SM, bertakhta 70SM – 38SM) merupakan seorang raja dari Kekaisaran Commagene dan raja yang paling terkenal dari kerajaan tersebut.", "question_text": "Kapan Antiochus I meninggal ?", "answers": [{"text": "38SM", "start_byte": 327, "limit_byte": 331}]} {"id": "8163238607375894478-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Dragon Ball", "passage_text": "Son Goku adalah tokoh fiksi dalam anime Dragon Ball. Ia adalah karakter utama di anime ini", "question_text": "siapakah karakter utama Dragon Ball ?", "answers": [{"text": "Son Goku", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-8954605360103988062-0", "language": "indonesian", "document_title": "Johann Friedrich Blumenbach", "passage_text": "Johann Friedrich Blumenbach (11 Mei 1752 – 22 Januari 1840) adalah seorang dokter, antropolog dan ahli biologi Jerman. Ia adalah salah satu orang pertama yang mempelajari manusia sebagai aspek sejarah alam. Ia menggunakan anatomi komparatif untuk mengklasifikasi ras manusia menjadi lima:\n(1793/1795):", "question_text": "Kapan Johann Friedrich Blumenbach lahir ?", "answers": [{"text": "11 Mei 1752", "start_byte": 29, "limit_byte": 40}]} {"id": "4697686717892177309-4", "language": "indonesian", "document_title": "Alfabet Latin", "passage_text": "Setelah penaklukkan Yunani oleh Romawi pada abad pertama SM, alfabet Latin memungut (atau mengadopsi kembali) huruf Yunani ⟨Y⟩ dan ⟨Z⟩ untuk menuliskan kata serapan dari bahasa Yunani, sehingga ditempatkan di akhir susunan alfabet. Sebuah usaha oleh Kaisar Claudius yang memperkenalkan tiga huruf tambahan tidak berhasil. Maka dari itu pada masa klasiknya, alfabet Latin hanya mengandung 23 huruf:", "question_text": "Berapa jumlah huruf pada alfabet Latin?", "answers": [{"text": "23", "start_byte": 396, "limit_byte": 398}]} {"id": "-8440700126208787915-3", "language": "indonesian", "document_title": "Big Ben", "passage_text": "Jam ini sangat besar sehingga menara ini pernah dijadikan sebagai menara jam berwajah empat terbesar, namun rekor ini akhirnya dipegang oleh Menara jam Allen-Bradley di Milwaukee, Wisconsin. Namun, sang arsitek tidak memasang bel pada jam tersebut, sehingga Big Ben memegang rekor sebagai Menara jam empat sisi terbesar dengan lonceng.", "question_text": "Dimana jam terbesar di dunia?", "answers": [{"text": "Milwaukee, Wisconsin", "start_byte": 169, "limit_byte": 189}]} {"id": "7740299332972516439-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ip Man", "passage_text": "Ip Man lahir di Foshan, provinsi Guandong pada tahun 1893 masa pemerintahan Kaisar Guangxu, Dinasti Qing. Dia adalah anak ketiga dari empat bersaudara yang dilahirkan dari pasangan Ip Oi dan Ng Shui. Abang dan kakaknya bernama Ip Kai Gak dan Ip Wan Hum. Ip Man tumbuh dalam keluarga kaya dan menerima pendidikan dengan standar tinggi.", "question_text": "tahun berapakah Ip Man dilahirkan?", "answers": [{"text": "1893", "start_byte": 53, "limit_byte": 57}]} {"id": "6487953898288245062-0", "language": "indonesian", "document_title": "Króna Islandia", "passage_text": "Króna (plural kronur) (tanda: kr; kode: ISK) merupakan mata uang Islandia.", "question_text": "apakah nama mata uang Islandia?", "answers": [{"text": "Króna", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "2956334433591765665-7", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\nJerman adalah negara demokrasi parlementer. Pemerintahan sehari-hari dipegang oleh seorang kanselir, yang berperan seperti perdana menteri di negara lain dengan bentuk pemerintahan serupa. Selain Jerman, Austria juga memiliki kanselir. Posisi kanselir diraih secara otomatis oleh kandidat utama partai pemenang pemilihan umum federal. Terdapat enam partai politik utama di Jerman, dengan tiga yang terbesar (dua di antaranya membentuk koalisi permanen), yaitu SPD (demokrat sosial, berhaluan kiri progresif) dan CDU/CSU (kristen demokrat/sosialis yang berhaluan kanan konservatif). Partai-partai lainnya adalah FDP (demokrat liberal), Bündnis 90/Die Grüne (kiri hijau), dan Die Linke (berhaluan kiri, merupakan gabungan dari partai komunis dan pecahan SPD). Jabatan presiden lebih banyak bersifat seremonial, meskipun ia dapat menyetujui atau tidak menyetujui beberapa hal penting.", "question_text": "Bagaimana sistem pemerintahan Jerman ?", "answers": [{"text": "demokrasi parlementer", "start_byte": 22, "limit_byte": 43}]} {"id": "-3447790347985040209-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah anatomi", "passage_text": "Masa ini dimulai setidaknya pada permulaan tahun 1600 SM, saat dikeluarkannya papirus ilmu anatomi oleh ilmuwan peradaban Mesir kuno. Pada saat itu telah dapat dikenali beberapa organ dan pengetahuan dasar akan pembuluh darah.", "question_text": "Kapan ilmu anatomi ditemukan ?", "answers": [{"text": "1600 SM", "start_byte": 49, "limit_byte": 56}]} {"id": "-7531189284018259240-13", "language": "indonesian", "document_title": "Sargon II", "passage_text": "Pada tahun 705 SM, Sargon wafat ketika sedang mengusir orang Kimeria dari wilayah Iran kuno, di mana mereka menyerang negara-negara taklukan Sargon di Persia dan Madai. Mereka kemudian juga menyerang kerajaan Urartu dan Frigia, sebelum akhirnya ditaklukkan oleh tentara Asyur. Sargon digantikan oleh putranya, Sanherib (Sin-ahhe-eriba, 705–681 SM).", "question_text": "apakah penyebab kematian Sargon II?", "answers": [{"text": "mengusir orang Kimeria dari wilayah Iran kuno, di mana mereka menyerang negara-negara taklukan Sargon di Persia dan Madai", "start_byte": 46, "limit_byte": 167}]} {"id": "-7381712442229656240-7", "language": "indonesian", "document_title": "Antoine Lavoisier", "passage_text": "Ilmuwan Perancis hebat Antoine Laurent Lavoisier merupakan tokoh terkemuka di bidang perkembangan ilmu kimia. Pada saat kelahirannya di Paris tahun 1743, ilmu pengetahuan kimia ketinggalan jauh ketimbang fisika, matematika dan astronomi. Sejumlah besar penemuan yang berdiri sendiri-sendiri sudah banyak diketemukan oleh para kimiawan, tetapi tak satu pun kerangka teori yang dapat jadi pegangan yang dapat merangkum informasi yang terpisah-pisah. Pada saat itu tersebar semacam kepercayaan yang tak meyakinkan bahwa air dan udara merupakan substansi yang elementer. Lebih buruk lagi, adanya kesalahfahaman mengenai hakikat api. Kepercayaan yang berkembang saat itu adalah bahwa semua proses pembakaran benda mengandung substansi duga-dugaan yang disebut \"flogiston,\" dan bahwa selama proses pembakaran, substansi barang yang terbakar melepaskan flogiston-nya ke udara.", "question_text": "Kapan Antoine-Laurent de Lavoisier lahir ?", "answers": [{"text": "1743", "start_byte": 148, "limit_byte": 152}]} {"id": "-1392124757289682650-3", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 25 Juli 1961, Menteri Penerangan Republik Indonesia, R. Maladi, menandatangani perjanjian (SK Menpen) untuk membuat sebuah komite untuk persiapan pembentukan stasiun televisi di Indonesia. Komite ini didirikan sebagai bagian dari persiapan untuk Asian Games keempat. Hanya ada satu tahun untuk membuat studio, menara siaran, dan peralatan teknis lainnya di lokasi bekas Akademi Informasi di Senayan. Dalam waktu persiapan yang singkat, Soekarno memiliki peran yang sangat penting, untuk memilih secara pribadi peralatan dan di mana mereka harus didatangkan dari. Siaran TV percobaan pertama adalah liputan langsung dari perayaan HUT ke-17 Kemerdekaan Indonesia pada pagi hari 17 Agustus 1962 dari Istana Merdeka Jakarta.[4]", "question_text": "Kapan televisi mulai digunakan di Indonesia ?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1962", "start_byte": 689, "limit_byte": 704}]} {"id": "-593079457368556974-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bumblebee", "passage_text": "Bumblebee merupakan salah satu karakter terfavorit dari serial Transformers G1. Dengan tubuh yang kecil, dan juga tangkas, Bumblebee banyak menjadi pembantu dan juga penyelamat dari tim Autobots. Model alternatifnya dalam Transformers G1 adalah mobil Volkswagen Beetle warna kuning. Dan sampai era abad 21 pun, warna kuning tetap menjadi warna ciri khas dari Bumblebee. Fungsi utama dari Bumblebee sebenarnya adalah untuk menjadi Autobot muda yang harus mempelajari segala hal dan menghormati atasannya di Autobots.", "question_text": "Apakah warna mobil dari tokoh Bumblebee ?", "answers": [{"text": "kuning", "start_byte": 275, "limit_byte": 281}]} {"id": "-3906450147502593867-0", "language": "indonesian", "document_title": "BTR-90", "passage_text": "BTR-90 (GAZ-5923) (Russian: бронетранспортер, Bronetransportyor (kendaraan lapis baja), disingkat BTR) adalah kendaraan pengangkut lapis baja (APC) berpenggerak roda 8x8 buatan Rusia, APC ini dirancang pada tahun 1993 dan pertama kali tampil di khalayak umum pada tahun 1994. Merupakan varian yang lebih besar dari seri sebelumnya yaitu BTR-80, kendaraan ini dilengkapi dengan bagian atas (turret) dari BMP-2. Pelindung yang lebih baik dai BTR-80 memberikan perlindungan terhadap penetrasi proyektil kaliber 14,5 mm.", "question_text": "Siapa yang memproduksi BTR-90 pertama kali?", "answers": [{"text": "Rusia", "start_byte": 193, "limit_byte": 198}]} {"id": "-3449145130047877502-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera India", "passage_text": "Bendera India diadopsi oleh Majelis Konstitusi India pada tanggal 22 Juli 1947, 24 hari sebelum hari kemerdekaan India dari Britania Raya. Di India, istilah \"triwarna\" (Tirangā – तिरंगा) hampir selalu menunjuk pada bendera India. Bendera ini merupakan bendera triwarna horisontal: saffron, putih, dan hijau dengan sebuah Ashoka Chakra bewarna biru di tengah-tengah garis putih. Bendera ini mirip dengan bendera Niger dengan lambang yang berbeda, bendera Pantai Gading dan bendera Irlandia dalam posisi vertikal.", "question_text": "Apa warna bendera India ?", "answers": [{"text": "saffron, putih, dan hijau", "start_byte": 296, "limit_byte": 321}]} {"id": "-5467854657119150060-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Berlin", "passage_text": "Tembok Berlin (German: Berliner Mauer) adalah sebuah tembok pembatas terbuat dari beton yang dibangun oleh Republik Demokratik Jerman (Jerman Timur) yang memisahkan Berlin Barat dan Berlin Timur serta daerah Jerman Timur lainnya sehingga membuat Berlin Barat sebuah enklave[1]. Tembok ini mulai dibangun pada tanggal 13 Agustus 1961. Tembok pembatas ini juga dibarengi dengan pendirian menara penjaga yang dibangun sepanjang tembok ini,[2] juga pendirian sebuah daerah terlarang, yang diisi dengan ranjau anti kendaraan. Blok Timur menyatakan bahwa tembok ini dibangun untuk melindungi para warganya dari elemen-elemen fasis yang dapat memicu gerakan-gerakan besar, sehingga mereka dapat membentuk pemerintahan komunis di Jerman Timur. Meski begitu, dalam praktiknya, ternyata tembok ini digunakan untuk mencegah semakin besar larinya penduduk Berlin Timur ke wilayah Berlin Barat, yang berada dalam wilayah Jerman Barat.", "question_text": "Kapan tembok Berlin dibangun?", "answers": [{"text": "13 Agustus 1961", "start_byte": 317, "limit_byte": 332}]} {"id": "-237328449161632145-0", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Sinoptik", "passage_text": "Injil Sinoptik adalah Injil Perjanjian Baru dalam Alkitab yang ditulis oleh Matius, Markus, dan Lukas. Injil sinoptik seringkali menulis kisah yang sama tentang Yesus, namun dengan penjelasan dan panjang yang berbeda, namun memiliki urutan yang sama dan banyak menggunakan kata yang sama. Kemiripan di antara tiga buku tersebut sangat dekat sehingga banyak peneliti yang menandainya sebagai masalah sinoptik.", "question_text": "Apakah yang dimaksud Injil Sinoptik?", "answers": [{"text": "Injil Perjanjian Baru dalam Alkitab yang ditulis oleh Matius, Markus, dan Lukas", "start_byte": 22, "limit_byte": 101}]} {"id": "8449479572364677134-21", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Pemalang", "passage_text": "Kabupaten Pemalang terletak di pantai utara Pulau Jawa. Secara astronomis, kabupaten ini terletak antara 109°17'30\" – 109°40'30\" BT dan 6°52'30\" – 7°20'11\" LS. Luas wilayah kabupaten ini ialah sebesar 111.530 km².", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Pemalang?", "answers": [{"text": "111.530 km²", "start_byte": 209, "limit_byte": 221}]} {"id": "569438181334411306-2", "language": "indonesian", "document_title": "Jürgen Klinsmann", "passage_text": "Jürgen Klinsmann dilahirkan pada 30 Juli 1964 di Göppingen, kota kecil di Selatan Jerman yang masuk ke dalam kota Stuttgart yang masuk ke Provinsi Baden-Württemberg yang ketika masih terpisah merupakan bagian dari Jerman Barat. Ia berasal dari keluarga yang memiliki bisnis roti di distrik Botnang masuk dalam kota Stuttgart, sehingga seringkali mendapat julukan \"Anak Tukang Roti dari Botnang\". Klinsmann kecil juga turut membantu pekerjaan keluarganya untuk menjadi penjaja roti keliling dan magang sebagai pelayan yang dijalani selain berlatih sepak bola.", "question_text": "Kapan Jürgen Klinsmann lahir ?", "answers": [{"text": "30 Juli 1964", "start_byte": 34, "limit_byte": 46}]} {"id": "-4142195147082776063-0", "language": "indonesian", "document_title": "Władysław Odonic", "passage_text": "Władysław (juga bernama Włodzisław) Odonic (dijuluki Plwacz) (Polish: Władysław (Włodzisław) Odonic (Plwacz)) (skt. 1190 – 5 Juni 1239) merupakan seorang Adipati Kalisz 1207–1217, Adipati Poznań 1216–1217, penguasa Ujście pada tahun 1223, penguasa Nakło dari tahun 1225, dan Adipati seluruh Wielkopolska 1229–1234; dari tahun 1234 sampai kematiannya, ia memerintah hanya di bagian utara dan timur Sungai Warta (beberapa sejarahwan percaya bahwa sesaat sebelum kematiannya, ia kehilangan Ujście dan Nakło).", "question_text": "Kapan Władysław Odonic lahir?", "answers": [{"text": "1190", "start_byte": 124, "limit_byte": 128}]} {"id": "5625231029950700007-2", "language": "indonesian", "document_title": "Liga Champions UEFA", "passage_text": "\nKejuaraan ini pertama kali dicetuskan oleh salah satu majalah olahraga Perancis. Trofi berbentuk piala yang dijuluki \"The Big Ears\" (Telinga Besar),dan trofi pertama berbeda dengan yang sekarang diperebutkan (dibuat oleh Stadellman). Piala yang diperebutkan sekarang adalah edisi ke-6.\nPada awalnya kejuaraan memperebutkan piala bernama Piala Juara Klub Eropa atau European Champion Clubs' Cup, yang biasanya disingkat menjadi Piala Eropa (European Cup, dan berbeda dari Piala Eropa seperti yang dikenal di Indonesia sekarang ini yang merujuk kepada European Championship). Kejuaraan ini dimulai pada musim 1955/56 dengan menggunakan sistem gugur dua leg, yaitu setiap tim bermain dua pertandingan, satu tandang dan satu di kandang, dan tim dengan skor rata-rata tertinggi maju ke babak berikutnya. Hanya tim-tim juara liga di masing-masing negara, ditambah dengan pemegang juara pada saat itu, yang berhak ikut ajang kompetisi ini.", "question_text": "Kapan Liga Champions UEFA pertama kali dimulai ?", "answers": [{"text": "1955/56", "start_byte": 608, "limit_byte": 615}]} {"id": "7612774267397099977-60", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Daratan utama Skotlandia mencakup sepertiga daratan Pulau Britania Raya, yang terletak di sebelah baratlaut lepas pantai Benua Eropa. Luas total Skotlandia adalah 78,772km2 (30,414sqmi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help),[139] atau sekitar tiga perempat dari ukuran Pulau Jawa. Inggris adalah satu-satunya perbatasan darat Skotlandia, dengan panjang perbatasan 96 kilometres (60mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) yang membentang dari basin Sungai Tweed di pantai timur hingga ke Solway Firth di pantai barat. Di sebelah barat, Skotlandia berbatasan dengan Samudera Atlantik, dan Laut Utara di sebelah timur. Pulau Irlandia berjarak 30 kilometres (19mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) dari baratdaya semenanjung Kintyre,[140] sedangkan Norwegia berjarak 305 kilometres (190mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah timur, dan Kepulauan Faroe 270 kilometres (168mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah utara.", "question_text": "Dimana letak Skotlandia?", "answers": [{"text": "sebelah baratlaut lepas pantai Benua Eropa", "start_byte": 90, "limit_byte": 132}]} {"id": "2222537441699223473-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karl Landsteiner", "passage_text": "Karl Landsteiner () adalah seorang ilmuwan berkebangsaan Austria-Amerika. Lahir sebagai seorang Yahudi, Karl Landsteiner mengubah kepercayaan agamanya menjadi seorang Katolik Roma pada tahun 1890. Ialah tokoh yang menemukan bahwa darah manusia terbagi menjadi 4 jenis golongan yang sekarang dikenal dengan golongan darah O, A, B, dan AB. Dengan penemuannya tersebut, orang dapat mentransfusi darahnya dengan aman dan tidak sembarangan dalam mentransfusi darah.", "question_text": "siapakah yang menciptakan Golongan darah?", "answers": [{"text": "Karl Landsteiner", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-340810445361766243-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penangkapan dan pembunuhan Ngo Dinh Diem", "passage_text": "\nPenangkapan dan pembunuhan Ngô Đình Diệm, presiden Vietnam Selatan, menandai puncak kudeta sukses yang didukung CIA pimpinan Jenderal Dương Văn Minh pada November 1963. Pada 2 November 1963, Diệm dan penasehat sekaligus adiknya Ngô Đình Nhu, ditangkap setelah Tentara Republik Vietnam (ARVN) sukses mengadakan pengepungan sepanjang malam berdarah di Istana Gia Long di Saigon. Kudeta tersebut adalah puncak dari sembilan tahun pemerintahan keluarga otokratik dan nepotistik di Vietnnam Selatan. Ketidaksepakatan dengan rezim Diệm yang telah muncul ke permukaan, dan meletusnya protes-protes Buddhis massal melawan diskriminasi keagamaan jangka panjang setelah penembakan pemerintah terhadap para pengunjuk rasa yang menuntut sebuah pencekalan terhadap pengibaran bendera Buddhis.", "question_text": "Kapan pembunuhan Ngô Đình Diệm terjadi ?", "answers": [{"text": "2 November 1963", "start_byte": 183, "limit_byte": 198}]} {"id": "6515920846361350209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Seljuk Raya", "passage_text": "\nKekaisaran Seljuk Raya atau Kekaisaran Seljuk Agung adalah imperium Islam Sunni abad pertengahan yang pernah menguasai wilayah dari Hindu Kush sampai Anatolia timur dan dari Asia Tengah sampai Teluk Persia. Dari tempat awal mereka di Laut Aral, Seljuk bergerak pertama ke Khorasan dan lalu ke Persia daratan sebelum menguasai Anatolia timur. Kekaisaran ini didirikan oleh Dinasti Seljuk.", "question_text": "berapakah luas area Kesultanan Seljuk?", "answers": [{"text": "Hindu Kush sampai Anatolia timur dan dari Asia Tengah sampai Teluk Persia", "start_byte": 133, "limit_byte": 206}]} {"id": "470096451983038203-1", "language": "indonesian", "document_title": "Thüringen", "passage_text": "Thüringen terletak di tengah Jerman dan berbatasan dengan negara bagian Hessen, Bayern, Sachsen, Sachsen-Anhalt dan Niedersachsen. Sebelah selatan Thüringen didominasi dengan hutan Thüringer Wald.", "question_text": "Dimana letak wilayah Thuringia?", "answers": [{"text": "Jerman", "start_byte": 30, "limit_byte": 36}]} {"id": "-4773530295058205234-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Sina", "passage_text": "Ibnu Sina (980-1037) dikenal juga sebagai \"Avicenna\" di dunia Barat adalah seorang filsuf, ilmuwan, dan dokter kelahiran Persia (sekarang Iran). Ia juga seorang penulis yang produktif yang sebagian besar karyanya adalah tentang filosofi dan kedokteran. Bagi banyak orang, dia adalah \"Bapak Kedokteran Modern\". Karyanya yang sangat terkenal adalah al-Qānūn fī aṭ-Ṭibb yang merupakan rujukan di bidang kedokteran selama berabad-abad.", "question_text": "Siapakah Ibnu Sina?", "answers": [{"text": "filsuf, ilmuwan, dan dokter kelahiran Persia", "start_byte": 83, "limit_byte": 127}]} {"id": "8998637626059561572-7", "language": "indonesian", "document_title": "Yaqut Cholil Qoumas", "passage_text": "Pada tahun 2015 Gus Yaqut diberi amanah untuk menjadi Ketua Umum GP Ansor (2015-2020).", "question_text": "siapakah ketua Gerakan Pemuda Ansor tahun 2017?", "answers": [{"text": "Gus Yaqut", "start_byte": 16, "limit_byte": 25}]} {"id": "-7581624466447956510-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi", "passage_text": "Candi adalah istilah dalam Bahasa Indonesia yang merujuk kepada sebuah bangunan keagamaan tempat ibadah peninggalan purbakala yang berasal dari peradaban Hindu-Buddha.[1] Bangunan ini digunakan sebagai tempat pemujaan dewa-dewi ataupun memuliakan Buddha. Akan tetapi, istilah 'candi' tidak hanya digunakan oleh masyarakat untuk menyebut tempat ibadah saja, banyak situs-situs purbakala non-religius dari masa Hindu-Buddha Indonesia klasik, baik sebagai istana (kraton), pemandian (petirtaan), gapura, dan sebagainya, juga disebut dengan istilah candi.", "question_text": "Apa fungsi candi pada zaman kerajaan Hindu-Budha ?", "answers": [{"text": "tempat pemujaan dewa-dewi ataupun memuliakan Buddha", "start_byte": 202, "limit_byte": 253}]} {"id": "7432779211553056516-2", "language": "indonesian", "document_title": "Longsor salju", "passage_text": "Longsoran salju dapat dipicu secara alami atau aktivitas manusia. Longsor biasanya terjadi di daerah pegunungan. Longsoran salju dapat mencampur dengan udara dan air. Longsoran yang sangat kuat memiliki kemampuan untuk membawa es, batu, pohon, dan bahan lain yang ada pada lereng. Longsoran terutama terdiri dari salju yang mengalir, dan berbeda dari longsoran tanah, jatuhan batu, longsoran batu, dan runtuhan serac. Di daerah pegunungan, longsoran merupakan bahaya yang paling serius terhadap nyawa dan harta benda, dengan kemampuan merusaknya yang merupakan akibat dari hasil potensi mereka untuk membawa massa besar salju dengan cepat dan dengan jarak yang luas.", "question_text": "Apakah bahaya longsor salju pada manusia?", "answers": [{"text": "memiliki kemampuan untuk membawa es, batu, pohon, dan bahan lain yang ada pada lereng", "start_byte": 194, "limit_byte": 279}]} {"id": "6365895042686027715-20", "language": "indonesian", "document_title": "Zhang Liang (Han Barat)", "passage_text": "Selanjutnya, Zhang Liang pensiun dari urusan negara dan berlatih Taoisme. Pada akhir tahun 201 SM, Gaozu menghadiahi rakyatnya yang berkontribusi pada pendirian dinasti dan dia memberikan gelar \"Markis Liu\" pada Zhang Liang. Pada tahun 196 SM, Gaozu pergi untuk menekan pemberontakan oleh Ying Bu, dan meminta Zhang Liang untuk keluar dari pensiun untuk membantu putra mahkota, Liu Ying, dalam mengatur wilayah rumah. Setelah kembali dari kampanye, Gaozu ingin menggantikan Liu Ying dengan Liu Ruyi, Pangeran Zhao. Zhang Liang menentang keputusan Gaozu tetapi Gaozu mengabaikannya sehingga Zhang berpura-pura sakit dan pensiun lagi. Ketika didekati oleh Permaisuri Lu Zhi untuk membantu Liu Ying mempertahankan posisinya, Zhang Liang merekomendasikan \"Empat Hao Gunung Shang\" (商山四皓) untuk membantu Liu Ying, dan keempat pria tersebut berhasil meyakinkan Gaozu untuk menjaga Liu Ying sebagai putra Mahkota. Zhang Liang tetap pensiun sampai kematiannya pada tahun 186 SM.", "question_text": "Kapan Zhang Liang meninggal ?", "answers": [{"text": "186 SM", "start_byte": 970, "limit_byte": 976}]} {"id": "5081893599452425160-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto lahir di Katsuta,Prefektur Okayama,Jepang pada tanggal 8 November 1974.Kishimoto mulai mengembangkan bakat menggambarnya sejak duduk di bangku SD.Kishimoto lahir sebagai anak kembar. Kishimoto menyebut pembuat serial manga terkenal Dr.Slump dan Dragon Ball,Akira Toriyama,sangat mempengaruhi dirinya.Kishimoto juga mengaku serial manga dan anime berjudul Akira karya Katsuhiro Otomo turut memberi pengaruh atas karya-karyanya. Ketika belum sekolah ia sangat senang menonton Doraemon. Teman-teman seusianya suka menggambar karakter serial itu dan ia sering mengatakan kesalahan gambar temannya dan menunjukkan bagaimana karakter itu seharusnya digambar. Hobinya menggambar semakin menjad-jadi. Buku catatan sekolahnya dipenuhi dengan gambar karyanya. Saking sukanya menggambar sampai-sampai saat bersembuyi saat bermain petak umpet pun dia menggambar. Doraemon sebagai anime favoritnya berakhir ketika menonton serial Mobile Suit Gundam. Mulailah ia menggambar karakter robot dari serial itu. Setelah itu ia menggemari Dr.Slump karya Akira Toriyama. Ia menggambar karakter Dr.Slump dan mengikutkan gambar krayon dari tokoh Arale-chan dalam sebuah kontes. Kishimoto juga menyukai serial manga Shonen Jump berjudul Kinnikuman. Dia dan saudaranya sering mencoba membuat karakter jagoan mereka sendiri. Kishimoto menamakan jagoannya Wasabiman atau Mustardman yang diambilnya dari nama bumbu masak. Setelah Dr.Slump,satu lagi karya Akira Toriyama yaitu serial anime Dragon Ball menjadi idola Kishimoto. Ia sangat terobsesi pada Akira Toriyama. Saat itu ia mulai berpikir menjadi seorang mangaka menyenangkan dan bercita-cita menjadi seorang mangaka terkenal seperti Akira Toriyama. Diapun mulai membuat manga berjudul Hiatari-kun,sebuah cerita berkisar tentang ninja remaja yang bisa dikatakan sebagai ide awal Naruto. Saat sekolah dasar ia tidak mendapat uang jajan untuk membeli majalah Shonen Jump yang harganya 190 Yen saat itu,tapi ada teman yang mau memimjamkannya. Di bagian info game majalah Shonen Jump ia pertama melihat sebuah gambar yang mirip goresan Akira Toriyama. Game berjudul Dragon Quest memang didesain oleh mangaka idolanya itu. Sayangnya Kishimoto tidak memiliki game Famicom sendiri. Orangtua Kishimoto tidak mau membelikan dia dan adiknya,sehingga mereka berusaha meminjam pada teman mereka. Kemudian ayah mereka akhirnya membelikan Famicom dan software Dragon Quest yang pertama ia miliki. Sang ayah yang awalnya anti video game akhirnya ikut bermain.", "question_text": "Dimana Masashi Kishimoto lahir?", "answers": [{"text": "Katsuta,Prefektur Okayama,Jepang", "start_byte": 27, "limit_byte": 59}]} {"id": "9201341332111436361-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ming", "passage_text": "\nDinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan oleh pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok. Dinasti ini adalah dinasti bangsa Han yang terakhir memerintah setelah Dinasti Song. Pada tahun 1368, Zhu Yuanzhang berhasil mengusir bangsa Mongol kembali ke utara dan menghancurkan Dinasti Yuan yang mereka dirikan. Ia mendirikan dinasti Ming (大明國; Dà Míng Guó), dengan ibukotanya di Yingtian (sekarang Nanjing) sebelum putranya, Zhu Di, yang menjadi kaisar ke-3 memindahkan ibukota ke Shuntian (sekarang Beijing). Yingtian kemudian berganti nama menjadi Nanjing (ibukota selatan).", "question_text": "Siapa pendiri Dinasti Ming?", "answers": [{"text": "Zhu Yuanzhang", "start_byte": 277, "limit_byte": 290}]} {"id": "6188555285455706845-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Rusyd", "passage_text": "Ibnu Rusyd lahir di Kordoba dari keluarga yang melahirkan hakim-hakim terkenal—kakeknya adalah qadhi al-qudhat (hakim kepala) dan ahli hukum terkenal di kota itu. Pada tahun 1169 ia bertemu dengan khalifah Abu Yaqub Yusuf, yang terkesan dengan pengetahuan Ibnu Rusyd. Sang khalifah kemudian mendukung Ibnu Rusyd dan banyak karya Ibnu Rusyd adalah proyek yang ditugaskannya. Ibnu Rusyd juga beberapa kali menjabat sebagai hakim di Sevilla dan Kordoba. Pada 1182, ia ditunjuk sebagai dokter istana dan hakim kepala di Kordoba. Setelah wafatnya Abu Yusuf pada tahun 1184, ia masih berhubungan baik dengan istana, hingga 1195 saat dia dikenai berbagai tuduhan dengan motif politik. Pengadilan lalu memutuskan bahwa ajarannya sesat dan Ibnu Rusyd diasingkan ke Lucena. Setelah beberapa tahun di pengasingan, istana memanggilnya bertugas kembali, tetapi tidak berlangsung lama karena Ibnu Rusyd wafat.", "question_text": "dimanakah Ibnu Rusyd dilahirkan?", "answers": [{"text": "Kordoba", "start_byte": 20, "limit_byte": 27}]} {"id": "7035240683176107230-21", "language": "indonesian", "document_title": "Jayanagara", "passage_text": "1. Versi pertama dari Slamet Muljana dalam Tafsir Sejarah Nagara Kretagama, menyebutkan bahwa Jayanagara dilanda rasa takut kehilangan takhtanya sehingga ia pun melarang kedua adiknya, yaitu Dyah Gitarja (Tribhuwana Tunggadewi) dan Dyah Wiyat (Rajadewi Maharajasa) menikah karena khawatir iparnya bisa menjadi saingan. Bahkan muncul desas-desus kalau kedua putri yang lahir dari Gayatri itu hendak dinikahi oleh Jayanagara sendiri. Desas-desus itu disampaikan Ra Tanca kepada Gajah Mada yang saat itu sudah menjadi abdi kesayangan Jayanagara. Ra Tanca juga menceritakan tentang istrinya yang diganggu oleh Jayanagara. Namun Gajah Mada seolah tidak peduli pada laporan tersebut dan tidak mengambil tindakan apa-apa. Tanca pun menunggu kesempatan yang baik. Kebetulan Raja Jayanagara yang menderita bisul menghendaki pembedahan kepadanya. Momen mengobati sang raja pun digunakan Tanca sebagai jalan untuk membunuhnya di tempat tidur.", "question_text": "Dimana Jayanagara meninggal?", "answers": [{"text": "tempat tidur", "start_byte": 918, "limit_byte": 930}]} {"id": "-1396524811396699462-3", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Demokrasi Rakyat Afganistan", "passage_text": "PDPA mengadakan kongres pertamanya pada tanggal 1 Januari 1965. 27 orang berkumpul di rumah Taraki di Kabul, memilih Taraki sebagai sekjen PDPA dan Karmal 'sebagai wakil sekjen, dan memilih 5 anggota Komite Pusat (atau Politburo).", "question_text": "Siapa ketua Partai Demokrasi Rakyat Afganistan?", "answers": [{"text": "Taraki", "start_byte": 117, "limit_byte": 123}]} {"id": "8786772440062654822-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "berapakah luas Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "9,69 juta kilometer persegi", "start_byte": 452, "limit_byte": 479}]} {"id": "2168602054813119829-3", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Lahir pada tahun 570 M di Mekkah, Muhammad melewati masa kecil sebagai yatim piatu. Muhammad dibesarkan di bawah asuhan kakeknya Abdul Muthalib kemudian pamannya Abu Thalib. Beranjak remaja, Muhammad bekerja sebagai pedagang. Muhammad kadang-kadang mengasingkan diri ke gua sebuah bukit hingga bermalam-malam untuk merenung dan berdoa. Diriwayatkan dalam usia ke-40, Muhammad didatangi Malaikat Jibril dan menerima wahyu pertama dari Allah.[5] Tiga tahun setelah wahyu pertama, Muhammad mulai berdakwah secara terbuka,[6] menyatakan keesaan Allah dalam bentuk penyerahan diri melalui Islam sebagai agama yang benar dan meninggalkan sesembahan selain Allah. Muhammad menerima wahyu berangsur-angsur hingga kematiannya.[7] Praktik atau amalan Muhammad diriwayatkan dalam hadis, dirujuk oleh umat Islam sebagai sumber hukum Islam bersama Al-Quran.", "question_text": "Pada umur berapa Muhammad menerima wahyu pertama ?", "answers": [{"text": "40", "start_byte": 363, "limit_byte": 365}]} {"id": "8142027848947946499-0", "language": "indonesian", "document_title": "Antarktika", "passage_text": "Antarktika (/ænˈtɑːrkt[invalid input: 'ɨ']kə/(listen) atau /æntˈɑːrt[invalid input: 'ɨ']kə/; nama populer: Antartika) merupakan benua yang meliputi Kutub Selatan Bumi, hampir seluruhnya terletak di Lingkar Antarktika dan dikelilingi oleh Samudra Pasifik, Samudra Atlantik dan Samudra Hindia. Dengan luas 14.0 jutakm2 (5.4 jutasqmi), antarktika adalah benua terluas kelima setelah Eurasia, Afrika, Amerika Utara, dan Amerika Selatan. Sebagai perbandingan, Antarktika hampir dua kali ukuran Australia. Sekitar 98% dari Antarktika ditutupi oleh es yang rata-rata ketebalan minimal 1,9 km,[3], seluruh daratan meluas tetapi di bagian utara mencapai Semenanjung Antarktika.", "question_text": "Berapakah luas benua Antartika ?", "answers": [{"text": "14.0 jutakm2", "start_byte": 316, "limit_byte": 328}]} {"id": "8645502772766419502-1", "language": "indonesian", "document_title": "Li Gui", "passage_text": "Li Gui lahir Wuwei, Gansu dari sebuah keluarga kaya. Dengan kekayaannya itu, ia seringkali membantu orang miskin sehingga reputasinya terkenal baik di mata orang-orang sekampungnya. Ia juga seorang yang sangat terpelajar dan mahir berdebat dan beradu logika. Pada masa muda ia pernah menjadi perwira milisi lokal di wilayahnya. Pada musim panas 617, Xue Ju mengangkat senjata melawan pemerintah Sui di Jincheng (sekarang Lanzhou, Gansu). Li bersama teman-temannya seperti Cao Zhen, Liang Shuo, Guan Jin, Li Yun, dan An Xiuren merundingkan sebuah rencana untuk memberontak terhadap pemerintah karena kekhawatiran tempat mereka akan diserbu Xue dan pasukan pemerintah tidak sanggup menahannya. Mereka semua sepakat untuk memberontak dan mengangkat Li sebagai pemimpin mereka atas usul Cao yang mengungkit sebuah isu hangat yang mengatakan bahwa kaisar berikutnya bermarga Li.", "question_text": "Apa penyebab Li Gui melakukan pemberontakan terhadap Dinasti Sui ?", "answers": [{"text": "karena kekhawatiran tempat mereka akan diserbu Xue dan pasukan pemerintah tidak sanggup menahannya", "start_byte": 592, "limit_byte": 690}]} {"id": "-715313546269082533-2", "language": "indonesian", "document_title": "Feromon", "passage_text": "Feromon pertama ditemukan di Jerman oleh Adolph Butenandt, ilmuwan yang juga menemukan hormon seksual pada manusia yaitu estrogen, progesteron dan testosteron. Ketika pertama kali ditemukan pada serangga, feromon banyak dikaitkan dengan fungsi reproduksi serangga. Para ilmuwan mula-mula melihat feromon adalah sebagai padanan dari parfum di dunia manusia.", "question_text": "Siapa yang menciptakan Feromon pertama kali ?", "answers": [{"text": "Adolph Butenandt", "start_byte": 41, "limit_byte": 57}]} {"id": "883149630230528115-0", "language": "indonesian", "document_title": "Makhluk hidup", "passage_text": "\n\nDalam setiap pernyataan suatu kejadian menurut sistem biologi dan ekologi, organisme (bahasa Yunani: organon yang berarti alat) adalah kumpulan molekul-molekul yang saling memengaruhi sedemikian sehingga berfungsi secara stabil dan memiliki sifat hidup.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan makhluk hidup ?", "answers": [{"text": "kumpulan molekul-molekul yang saling memengaruhi sedemikian sehingga berfungsi secara stabil dan memiliki sifat hidup", "start_byte": 137, "limit_byte": 254}]} {"id": "3788936210957382954-6", "language": "indonesian", "document_title": "Cigugur, Pangandaran", "passage_text": "Luas Wilayah Kecamatan Cigugur 12.482.978 Ha. Terbagi sawah 373 Ha, yang setiap tahun 2 kali atayu 82.17 % berupa sawah tadah hujan.\nSedangkan lahan darat seluas 7.797 Ha, tanaman yang paling dominan adalah kebun kelapa + 21 % yang lainnya holtikultura dan tanaman keras lainnya. Lahan perkebunan seluas 167 Ha, hutan lindung/milik 1.698.205 Ha.", "question_text": "Berapa luas Kecamatan Cigugur?", "answers": [{"text": "12.482.978 Ha", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "4917807314250017729-0", "language": "indonesian", "document_title": "Optika", "passage_text": "Optika adalah cabang fisika yang menggambarkan perilaku dan sifat cahaya dan interaksi cahaya dengan materi. Optika menerangkan dan diwarnai oleh gejala optis. Kata optik berasal dari bahasa Latin ὀπτική, yang berarti tampilan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan optik ?", "answers": [{"text": "cabang fisika yang menggambarkan perilaku dan sifat cahaya dan interaksi cahaya dengan materi", "start_byte": 14, "limit_byte": 107}]} {"id": "-6175798737703345812-16", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi", "passage_text": "Secara etimologis, akar kata teknologi adalah \"techne\" yang berarti serangkaian prinsip atau metode rasional yang berkaitan dengan pembuatan suatu objek, atau kecakapan tertentu, atau pengetahuan tentang prinsip-prinsip atau metode, dan seni.[17]\nIstilah teknologi sendiri untuk pertama kali dipakai oleh Philips pada tahun 1706 dalam sebuah buku berjudul Teknologi: Diskripsi Tentang Seni-Seni, Khususnya Mesin (Technology: A Description Of The Arts, Especially The Mechanical).[17]", "question_text": "Kapan istilah teknologi ditemukan ?", "answers": [{"text": "1706", "start_byte": 324, "limit_byte": 328}]} {"id": "508989651397525080-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kyansittha", "passage_text": "Menurut catatan sejarah, Kyansittha dilahirkan oleh Putri Pyinsa Kalayani dari Wethali dan Anawrahta, kemudian seorang pangeran senior di istana Raja Sokkate. (Wethali diyakini berada di Negara Rakhine saat ini atau di Benggala.) Ia dibesarkan dari istana Anawrahta setelah Anawrahta mengusir ibundanya yang hamil dengannya ke pedesaan karena Anawrahta dituntun untuk percaya bahwa ia tidak berdarah biru. Catatan sejarah juga berspekulasi bahwa ayah kandung Kyansittha mungkin bukan Anawrahta, tetapi Yazataman, pejabat Pagan yang menjaga Pyinsa Kalayani selama perjalanannya ke Pagan.[2] Meskipun demikian, kronik-kronik itu menerima bahwa ia adalah putra sah Anawrahta menurut hukum adat Burma, yang mengatakan seorang anak yang lahir di dalam nikah dianggap telah diperanakkan oleh suaminya.[3] Bagaimanapun, batu prasasti di Pagoda Hledauk di Taungbyon mengatakan bahwa itu disumbangkan oleh Kyansittha, putra Anawrahta.[4]", "question_text": "Dimana Kyansittha dilahirkan ?", "answers": [{"text": "Negara Rakhine", "start_byte": 187, "limit_byte": 201}]} {"id": "6947757972279882612-2", "language": "indonesian", "document_title": "OXO", "passage_text": "OXO memiliki gambar seperti papan skor Olimpiade atau \"pod\". Ada keraguan OXO adalah permainan video pertama, yang lebih dulu terbit daripada permainan Tennis For Two yang terbit tahun 1958", "question_text": "Apa nama video game pertama di dunia ?", "answers": [{"text": "OXO", "start_byte": 0, "limit_byte": 3}]} {"id": "-7274205942274476509-32", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "Luas wilayah Provinsi Sulawesi Utara adalah 15.069 km² dengan persentase 0,72% terhadap luas Indonesia yang terdiri dari 11 (sebelas) Kabupaten dan 4 (empat) Kota.", "question_text": "Berapa luas Sulawesi Utara?", "answers": [{"text": "15.069 km²", "start_byte": 44, "limit_byte": 55}]} {"id": "-6889995857565055125-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manuskrip Sana'a", "passage_text": "Pada tahun 1972, pekerja bangunan yang merenovasi dinding di loteng Masjid Agung Sana'a di Yaman, menemukan sejumlah besar perkamen dan manuskrip kuno. Mereka tidak menyadari apa yang mereka temukan dan mengumpulkan dokumen-dokumen tersebut, dan memasukkannya ke dalam 20 karung kentang, kemudian meninggalkannya di salah satu tangga menara Masjid.[2]", "question_text": "Siapakah yang menemukan Manuskrip Sana'a?", "answers": [{"text": "pekerja bangunan", "start_byte": 17, "limit_byte": 33}]} {"id": "-4448010267403830317-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Klungkung", "passage_text": "Sepertiga wilayah Kabupaten Klungkung (112,16km²) terletak di antara pulau Bali dan dua pertiganya (202,84km²) lagi merupakan kepulauan, yaitu Nusa Penida, Nusa Lembongan dan Nusa Ceningan.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Klungkung?", "answers": [{"text": "112,16km²) terletak di antara pulau Bali dan dua pertiganya (202,84km²) lagi merupakan kepulauan", "start_byte": 39, "limit_byte": 137}]} {"id": "-5369737099141749417-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Gubernur Jambi", "passage_text": "Awalnya pada tanggal 8 Februari 1957 Ketua Dewan Banteng Letkol Ahmad Husein melantik Residen Djamin gr. Datuk Bagindo sebagai acting Gubernur dan H. Hanafi sebagai wakil Acting Gubernur Provinsi Djambi, dengan staff 11 orang yaitu Nuhan, Rd. Hasan Amin, M. Adnan Kasim, H.A. Manap, Salim, Syamsu Bahrun, Kms. H.A.Somad. Rd. Suhur, Manan, Imron Nungcik dan Abd Umar yang dikukuhkan dengan SK No. 009/KD/U/L KPTS. tertanggal 8 Februari 1957 dan sekaligus meresmikan berdirinya Provinsi Jambi di halaman rumah Residen Jambi (kini Gubernuran Jambi).", "question_text": "siapakah Gubernur Jambi yang pertama?", "answers": [{"text": "Djamin gr. Datuk Bagindo", "start_byte": 94, "limit_byte": 118}]} {"id": "-5689994290183151259-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Romawi telah mengalami serangkaian panjang konflik internal, konspirasi dan perang saudara sejak akhir abad ke-2 SM dan seterusnya, bersamaan dengan perluasan wilayah besar-besaran ke luar Italia. Menjelang akhir periode ini, pada tahun 44 SM, Julius Caesar diangkat sebagai diktator seumur hidup sebelum akhirnya dibunuh . Faksi pembunuh Caesar diusir dari Roma dan dikalahkan dalam Pertempuran Phillipi pada tahun 42 SM oleh pasukan yang dipimpin Mark Antony dan putra angkat Caesar, Oktavianus. Antony dan Oktavianus tidak sepakat mengenai pembagian Romawi dan pasukan Oktavianus berhasil mengalahkan pasukan Antony dan Kleopatra dalam Pertempuran Actium tahun 31 SM. Pada tahun 27 SM, Senat dan Rakyat Roma mengangkat Oktavianus sebagai princeps (\"warga negara pertama\") dengan prokonsul imperium, dan dengan demikian memulai Principatus (zaman pertama dalam sejarah Kekaisaran Romawi, dimulai dari tahun 27 SM sampai 284 M), serta memberinya nama Augustus (\"yang dimuliakan\"). Meskipun konstitusi lama tetap dilaksanakan, Augustus pada kenyataannya mendominasi urusan konstitusional. Pemerintahan Augustus mengakhiri perang saudara yang telah berlangsung selama satu abad, dan dianggap memulai periode kemakmuran dan perdamaian yang belum pernah terjadi sebelumnya. Oleh sebab itu, ia sangat dicintai dan dianggap layak memegang jabatan sebagai raja de facto, kalau tidak de jure. Pada tahun-tahun pemerintahannya, tatanan konstitusional baru dibentuk, sehingga setelah kematiannya, tatanan konstitusional baru ini tetap dilaksanakan seperti sebelumnya ketika Tiberius dinobatkan sebagai Kaisar baru. 200 tahun masa pemerintahan yang dimulai sejak Augustus secara tradisional dikenal dengan Pax Romana (\"Perdamaian Romawi\"). Selama periode ini, kejayaan Kekaisaran bertambah dengan meningkatnya kestabilan sosial dan kemakmuran ekonomi yang belum pernah terjadi sebelumnya. Pemberontakan di provinsi-provinsi jarang terjadi, tetapi ketika terjadi, pemberontakan berlangsung dengan \"sengit dan cepat\",[14] seperti yang terjadi di Britania dan Galia. Perang Yahudi-Romawi yang berlangsung selama 60 tahun pada paruh kedua abad pertama adalah perang hebat yang terjadi pada awal kekaisaran, baik dari segi lama peperangan ataupun kekerasan yang dilakukan.[15]", "question_text": "Berapa lama kekaisaran Romawi berkuasa ?", "answers": [{"text": "27 SM sampai 284 M", "start_byte": 909, "limit_byte": 927}]} {"id": "8937337421174971870-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Utara", "passage_text": "Won (lambang: ₩; code: KPW) atau Won Rakyat Korea adalah mata uang resmi Korea Utara. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 chon. Won tersebut dikeluarkan oleh Bank Sentral Republik Rakyat Demokratik Korea, yang berbasis di ibukota Pyongyang. Meskipun mata uang resmi Korea Selatan, yang dikeluarkan oleh Bank Korea yang berbasis di Seoul, berbagai jumlah unit yang sama dan juga dikenal sebagai won Korea Selatan, kedua mata uang tersebut berbeda.", "question_text": "apakah mata uang Korea Utara?", "answers": [{"text": "Won Rakyat Korea", "start_byte": 35, "limit_byte": 51}]} {"id": "-5651969929000750991-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Aceh Barat Daya", "passage_text": "Kabupaten Aceh Barat Daya adalah salah satu kabupaten di Provinsi Aceh, Indonesia. Kabupaten ini resmi berdiri setelah disahkannya Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2002.", "question_text": "Tahun berapa Kabupaten Aceh Barat Daya resmi berdiri ?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 178, "limit_byte": 182}]} {"id": "4037856525096331715-19", "language": "indonesian", "document_title": "Is Haryanto", "passage_text": "Is Haryanto mencipta tidak kurang dari 3000 lagu [8], baik berbahasa Indonesia maupun bahasa Jawa. Karya-karyanya yang dikenal orang sebagai \"lagu abadi\" misalnya Rèk Ayo Rèk, Sipaté Manungsa, Råndhå Ngarep Omah, Kapan Kowe Percoyo, Sepanjang Jalan Kenangan, Sebelum kau Pergi, Tanpamu, Hilang Permataku, dll.", "question_text": "berapakah jumlah lagu yang diciptakan Is Haryanto?", "answers": [{"text": "3000", "start_byte": 39, "limit_byte": 43}]} {"id": "9152187318190232879-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeboman atom Hiroshima dan Nagasaki", "passage_text": "Amerika Serikat menjatuhkan bom atom di kota Hiroshima dan Nagasaki, Jepang, pada bulan Agustus 1945, tahap akhir Perang Dunia Kedua. Amerika Serikat menjatuhkan bom dengan persetujuan dari Britania Raya sebagaimana tertuang dalam Perjanjian Quebec. Dua operasi pengeboman yang menewaskan sedikitnya 129.000 jiwa ini merupakan penggunaan senjata nuklir masa perang untuk pertama dan terakhir kalinya dalam sejarah.", "question_text": "kapankah hiroshima dan nagasaki terkena Bom atom?", "answers": [{"text": "Agustus 1945", "start_byte": 88, "limit_byte": 100}]} {"id": "8320036973876251449-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Joseon", "passage_text": "\nKerajaan Joseon (Korean:대조선국;Hanja:大朝鮮國, sesungguhnya \"Negara Joseon yang Agung\"; juga Chosŏn, Choson, Chosun) merupakan sebuah kerajaan yang didirikann oleh Yi Seong-gye yang berlangsung selama kurang lebih lima abad, dari bulan Juli 1392 sampai Oktober 1897. Secara resmi diganti namanya menjadi Kekaisaran Korea Raya pada bulan Oktober 1897.[1] Didirikan setelah peruntuhan dinasti Goryeo yang beribukota di Kaesong. Setelah mendirikan dinasti baru, Yi Seong-gye memindahkan ibukota kerajaannya yang semula di Kaesong, bergeser agak ke selatan di wilayah Hanseong, yang sekarang disebut Seoul. Perbatasan utara kerajaan diperluas ke batas-batas alam di Yalu dan Sungai Tumen melalui penaklukkan dari suku Jurchen. Joseon merupakan dinasti terakhir Korea dan merupakan dinasti Konfusianisme yang berumur terpanjang.", "question_text": "Dimanakah letak dinasti Joseon ?", "answers": [{"text": "Korea", "start_byte": 769, "limit_byte": 774}]} {"id": "-5182509623608587319-0", "language": "indonesian", "document_title": "Etiopia", "passage_text": "Republik Demokratik Federal Etiopia (Ityop'iya, bahasa Amhara: ኢትዮጵያ) atau Etiopia adalah sebuah negara yang terletak di Afrika.", "question_text": "dimanakah letak Ethiopia ?", "answers": [{"text": "Afrika", "start_byte": 131, "limit_byte": 137}]} {"id": "1506795389343345817-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Shard", "passage_text": "The Shard merupakan bangunan tertinggi di Eropa yang terletak di Inggris. The Shard diresmikan sebagai bangunan tertinggi di Eropa pada tanggal 5 Juli 2012 dengan pertunjukan laser di London, Inggris. Bangunan ini setinggi 1.016 kaki atau 310 meter dan didanai oleh Qatar National Bank.[1] Menara gedung The Shard dirancang oleh Renzo Piano menghabiskan biaya sekitar 1,5 miliar poundsterling atau Rp 21,9 triliun.", "question_text": "Apakah nama gedung pencakar langit tertinggi di London?", "answers": [{"text": "The Shard", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "83483480605818555-30", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\nSetelah kalahnya Jerman pada Perang Dunia II, kawasan Jerman yang tersisa dan Berlin dibagi-bagi oleh Sekutu menjadi 4 zona militer. Keempat zona ini menerima lebih dari 6,5 juta etnis Jerman yang terusir dari wilayah timur.[19] Sektor barat, yang dikuasai oleh Perancis, Inggris, dan Amerika Serikat, bergabung tanggal 23 Mei 1949 untuk membentuk Republik Federal Jerman (Bundesrepublik Deutschland); dan tanggal 7 Oktober 1949, sektor timur yang dikuasai Soviet menjadi Republik Demokratik Jerman (Deutsche Demokratische Republik, DDR). Secara umum, mereka dikenal dengan \"Jerman Barat\" dan \"Jerman Timur\". Jerman Timur memilih Berlin Timur sebagai ibukota, sedangkan Jerman Barat memilih Bonn.[20]", "question_text": "Apakah nama ibukota Jerman ?", "answers": [{"text": "Jerman Timur memilih Berlin Timur sebagai ibukota, sedangkan Jerman Barat memilih Bonn", "start_byte": 610, "limit_byte": 696}]} {"id": "746756868693829293-5", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Yahudi", "passage_text": "Kitab Ibrani disebut Tanakh dan terdiri dari 24 buku yang dihimpun dari 3 kumpulan:", "question_text": "apakah nama kitab utama agama Yahudi?", "answers": [{"text": "Tanakh", "start_byte": 21, "limit_byte": 27}]} {"id": "-2210190788181744002-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konseling", "passage_text": "\nKonseling atau penyuluhan adalah proses pemberian bantuan yang dilakukan oleh seorang ahli (disebut konselor/pembimbing) kepada individu yang mengalami sesuatu masalah (disebut konseli) yang bermuara pada teratasinya masalah yang dihadapi klien.\nIstilah ini pertama kali digunakan oleh Frank Parsons pada tahun 1908 saat ia melakukan konseling karier. Selanjutnya juga diadopsi oleh Carl Rogers yang kemudian mengembangkan pendekatan terapi yang berpusat pada klien (client centered).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan konseling ?", "answers": [{"text": "proses pemberian bantuan yang dilakukan oleh seorang ahli (disebut konselor/pembimbing) kepada individu yang mengalami sesuatu masalah (disebut konseli) yang bermuara pada teratasinya masalah yang dihadapi klien", "start_byte": 34, "limit_byte": 245}]} {"id": "-5368705733852645026-6", "language": "indonesian", "document_title": "Madagaskar", "passage_text": "\n250px|jmpl|ka|Hutan hujan tropis di Madagaskar\n\nDengan luas wilayah 592.800 kilometer persegi (228.900 sq mi), Madagaskar merupakan negara terbesar ke-46 di dunia dan pulau terbesar keempat di dunia. Negara ini terletak di antara garis lintang 12 °LS dan 26 ° LS, dan 43 ° BT dan 51 °BT. Negara pulau tetangganya adalah wilayah Perancis Réunion dan negara Mauritius di sebelah timur, serta Komoro dan wilayah Perancis, Mayotte di barat laut. Negara daratan terdekat adalah Mozambik, terletak di sebelah barat.", "question_text": "berapakah luas Kerajaan Madagaskar?", "answers": [{"text": "592.800 kilometer persegi", "start_byte": 69, "limit_byte": 94}]} {"id": "-7300727086220814723-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Sawahlunto", "passage_text": "Hasil Sensus Penduduk 2010 menunjukkan jumlah penduduk kota Sawahlunto mengalami peningkatan, dari sebelumnya 54.310 orang pada tahun 2008 menjadi 56.812 orang. Kecamatan Talawi merupakan kecamatan dengan penduduk terbanyak, yaitu 17.676 orang atau sekitar 31,11% dari jumlah penduduk kota Sawahlunto. Kepadatan penduduk kota Sawahlunto pada tahun 2010 adalah 238 orang per km², di mana kecamatan Lembah Segar adalah kecamatan yang paling tinggi tingkat kepadatan penduduknya yaitu 431 orang per km². Sedangkan rasio jenis kelamin penduduk kota Sawahlunto adalah 98, yang artinya jumlah penduduk laki-laki 2% lebih sedikit dibandingkan jumlah penduduk perempuan.", "question_text": "berapakah populasi Kota Sawahlunto?", "answers": [{"text": "56.812", "start_byte": 147, "limit_byte": 153}]} {"id": "4874314620866164374-4", "language": "indonesian", "document_title": "Jahe", "passage_text": "Jahe dikenal dengan nama umum (Inggris) ginger atau garden ginger. Nama ginger berasal dari bahasa Perancis:gingembre, bahasa Inggris lama:gingifere, Latin: ginginer, Yunani (Greek): zingiberis (ζιγγίβερις). Namun kata asli dari zingiber berasal dari bahasa Tamil inji ver. Istilah botani untuk akar dalam bahasa Tamil adalah ver, jadi akar inji adalah inji ver. Di Indonesia jahe memiliki berbagai nama daerah. Di Sumatra disebut halia (Aceh), beuing (Gayo), bahing (Karo), pege (Toba), sipode (Mandailing), lahia (Nias), sipodeh (Minangkabau), page (Lubu), dan jahi (Lampung). Di Jawa, jahe dikenal dengan jahe (Sunda), jae (Jawa), jhai (Madura), dan jae (Kangean). Di Sulawesi, jahe dikenal dengan nama layu (Mongondow), moyuman (Poros), melito (Gorontalo), yuyo (Buol), siwei (Baree), laia (Makassar), dan pace (Bugis). Di Nusa Tenggara, disebut jae (Bali), reja (Bima), alia (Sumba), dan lea (Flores). Di Kalimantan (Dayak), jahe dikenal dengan sebutan lai, di Banjarmasin disebut tipakan. Di Maluku, jahe disebut hairalo (Amahai), pusu, seeia, sehi (Ambon), sehi (Hila), sehil (Nusalaut), siwew (Buns), garaka (Ternate), gora (Tidore), dan laian (Aru). Di Papua, jahe disebut tali (Kalanapat) dan marman (Kapaur). Adanya nama daerah jahe di berbagai wilayah di Indonesia menunjukkan penyebaran jahe meliputi seluruh wilayah Indonesia.\nKarena jahe hanya bisa bertahan hidup di daerah tropis, penanamannya hanya bisa dilakukan di daerah katulistiwa seperti Asia Tenggara, Brasil, dan Afrika. Saat ini Equador dan Brasil menjadi pemasok jahe terbesar di dunia.\nDalam sistematika tumbuhan, tanaman jahe termasuk dalam kingdom Plantae, Subkingdom Tracheobionta, Superdivisi: Spermatophyta, Divisi: Magnoliophyta/Pteridophyyta, Subdivisi: Angiospermae, Kelas: Liliopsida-Monocotyledoneae, Subkelass: Zingiberidae, Ordo: Zingiberales, Suku/Famili: Zingiberaceae, Genus: Zingiber P. Mill. Species: Zingiber officinale (Roscoe, 1817) (US National Plant Database 2004). Sinonim nama jahe adalah: Amomum angustifolium Salisb., dan Amomum zingiber L.\nAda sekitar 47 genera dan 1.400 jenis tanaman yang termasuk dalam dalam suku Zingiberaceae, yang tersebar di seluruh daerah tropis dan sub tropis. Penyebaran Zingiber terbesar di belahan timur bumi, khususnya Indo Malaya yang merupakan tempat asal sebagian besar genus Zingiber (Lawrence 1951: Purseglove 1972). Di Asia Tenggara ditemukan sekitar 80-90 jenis Zingiber yang diperkirakan berasal dari India, Malaya dan Papua. Namun hingga saat ini, daerah asal tanaman jahe belum diketahui. Jahe kemungkinan berasal dari China dan India (Grieve 1931; Vermeulen 1999) namun keragaman genetik yang luas ditemukan di Myanmar (Jatoi et al. 2008) dan India, yang diduga merupakan pusat keragaman jahe (Ravindran et al. 2005).\nJahe memiliki jumlah kromosom 2n=2x=22, namun beberapa kultivar jahe diketahui sebagai poliploid (Kubitzki, 1998). Darlington dan Ammal (1945) dalam Peter et al. (2007) melaporkan terdapat jenis Z. officinale yang memiliki jumlah kromosom sebanyak 28. Darlington dan Wylie (1955) juga menyatakan bahwa pada jahe terdapat 2 kromosom B. Rachmandran (1969) melakukan analisis sitologi pada 5 spesies Zingiber dan menemukan pada seluruh spesies memiliki jumlah kromosom 2n=22. Ratnabal (1979) mengidentifikasi kariotipe 32 kultivar jahe (Z. officinale) dan menemukan seluruh kultivar jahe memiliki kromosom somatik berjumlah 22 dan ditemukan pula adanya kromosom asimetris (kromosom B) pada seluruh kultivar kecuali kultivar Bangkok dan Jorhat. Beltram dan Kam (1984) dalam Peter et al. (2007) mengobservasi 9 Zingiber spp. dan menemukan bahwa Z. officinale bersifat aneuploid (2n=24), polyploid (2n=66) dan terdapat B kromosom (2n= 22+2B). Tetapi Etikawati dan Setyawan (2000), Z. officinale kultivar jahe putih kecil (emprit), gajah dan merah memiliki jumlah kromosom 2n=32. Eksomtramage et al. (2002) mengamati jumlah kromosom 3 spesies Z. officinale asal Thailand dan menemukan 2n=2x=22. Yulianto (2010) menyatakan jumlah kromosom jahe putih dan jahe merah yakni 2n=24=22+2B. Rachmandran (1969) melakukan analisis sitologi pada 5 spesies Zingiber, selain menemukan jumlah khromosom pada seluruh spesies 2n=22 juga membuktikan adanya struktur pindah silang akibat peristiwa inversi. Observasi pada fase metaphase mitosis menemukan bahwa jahe diploid (2n=2x=22) memiliki panjang kromosom rata-rata 128.02 μm dan lebar 5.82 μm. Rasio lengan kromosom terpanjang dan terpendek adalah 2.06:1, hampir 45,5% kromosom memiliki 2 lengan dan terdapat 2 kromosom yang berbeda (Zhi-min et al. 2006). Adanya variasi pada jumlah kromosom merupakan suatu mekanisme adaptasi dan pembentukan spesies pada tanaman. Hal ini juga menjadi penyebab terjadinya variasi genetik pada jahe. Selain itu ditemukannya struktur pindah silang diduga menjadi penyebab rendahnya fertilitas tepung sari yang menyebabkan pembentukan buah dan biji pada jahe jarang terjadi.", "question_text": "berapakah jenis jahe yang sudah ditemukan?", "answers": [{"text": "80-90", "start_byte": 2402, "limit_byte": 2407}]} {"id": "6453830720728064725-0", "language": "indonesian", "document_title": "Matahari", "passage_text": "\nMatahari atau Surya adalah bintang di pusat Tata Surya. Bentuknya nyaris bulat dan terdiri dari plasma panas bercampur medan magnet.[1][2] Diameternya sekitar 1.392.684km,[3] kira-kira 109 kali diameter Bumi, dan massanya (sekitar 2×1030 kilogram, 330.000 kali massa Bumi) mewakili kurang lebih 99,86 % massa total Tata Surya.[4]", "question_text": "berapakah besar Matahari ?", "answers": [{"text": "Diameternya sekitar 1.392.684km,[3] kira-kira 109 kali diameter Bumi, dan massanya (sekitar 2×1030 kilogram, 330.000 kali massa Bumi) mewakili kurang lebih 99,86 % massa total Tata Surya", "start_byte": 140, "limit_byte": 327}]} {"id": "-8836503846260170945-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ksitigarbha", "passage_text": "Ksitigarbha (Sanskerta: क्षितिगर्भ Kṣitigarbha) dikenal dalam Buddhisme di Asia Timur sebagai seorang Bodhisattva Mahasattva, biasanya dimanifestasikan dalam bentuk rupa seorang Bhikkhu. Namanya dapat diartikan sebagai \"Bendahara Bumi\", \"Simpanan Bumi\", atau \"Rahim Bumi\". Ksitigarbha terkenal oleh komitmen tekadnya untuk mengambil tanggung jawab atas seluruh mahluk di enam alam, pada masa antara berakhirnya Buddha Gautama (Shakyamuni) dan kebangkitan Buddha Maitreya, juga oleh komitmen tekad mulianya untuk tidak mencapai pencerahan sebelum penghuni alam neraka menjadi kosong. Oleh karena itu ia seringkali dikenal sebagai Bodhisattva yang senantiasa menolong semua jiwa manusia yang terjatuh dalam alam neraka. Dalam wihara Mahayani biasanya ia memanifestasikan dirinya sebagai seorang bhikkhu dengan lingkaran cahaya mengelilingi kepalanya, ia membawa tongkat pembuka pintu alam neraka dan sebuah mutiara / permata pengabul permohonan untuk menerangi jalan kegelapan alam neraka.", "question_text": "Apakah maksud kata Ksitigarbha?", "answers": [{"text": "Bendahara Bumi", "start_byte": 242, "limit_byte": 256}]} {"id": "-4721135244019368094-0", "language": "indonesian", "document_title": "John Browning", "passage_text": "John Moses Browning (Lahir antara 21[1] dan 23[2] Januari 1855 – 26 November 1926), adalah seorang perancang senjata api yang lahir di Ogden, Utah, Amerika Serikat yang mengembangkan senjata api, peluru dan mekanisme senjata api semi dan otomatis modern. John Browning sudah mampu membuat senjata api sendiri pada umur 13 tahun. Hasil karya John Browning telah dipatenkan sebanyak 128[3] paten yang pertama kali didapatkannya pada usia 24 tahun[1]. Jhon Browning banyak sekali mengembangkan sistem senjata api tipe single shoot, lever-action dan slide action, penemuannya yang paling fenomenal adalah telescopic bolt yaitu sistem pengisian peluru otomatis pada senjata api, sistem ini hampir digunakan pada semua senjata api modern saat ini. ", "question_text": "siapakah pencipta Senapan mesin?", "answers": [{"text": "John Moses Browning", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "-1458414170686085345-0", "language": "indonesian", "document_title": "Siklus air", "passage_text": "\n\n\nSiklus air atau siklus hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi.", "question_text": "Apa siklus hidrologi?", "answers": [{"text": "sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi", "start_byte": 43, "limit_byte": 188}]} {"id": "7550724362734972308-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "berapakah luas Kalimantan Selatan ?", "answers": [{"text": "37.530,52km²", "start_byte": 187, "limit_byte": 200}]} {"id": "-2839828518761239645-0", "language": "indonesian", "document_title": "Infanteri", "passage_text": "\n\nInfanteri merupakan pasukan tempur darat utama yaitu pasukan pejalan kaki yang dilengkapi persenjataan ringan, dilatih dan disiapkan untuk melaksanakan pertempuran jarak dekat. Infanteri berasal dari kata infant yang berarti kaki, biasanya untuk menggambarkan para tentara muda yang berjalan kaki di sekeliling para kesatria yang menunggang kuda atau kereta. Oleh karena itu seorang infanteri harus memiliki kemampuan berkelahi, menembak, dan bertempur dalam segala medan dan cuaca. Pasukan infanteri modern dapat diangkut ke daerah pertempuran dengan pesawat terbang, kapal/perahu, truk, kendaraan lapis baja, atau helikopter.", "question_text": "Apakah pengertian dari infanteri ?", "answers": [{"text": "pasukan tempur darat utama yaitu pasukan pejalan kaki yang dilengkapi persenjataan ringan, dilatih dan disiapkan untuk melaksanakan pertempuran jarak dekat", "start_byte": 22, "limit_byte": 177}]} {"id": "-1159848543243653452-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi", "passage_text": "\nTeknologi (Inggris: technology) adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.", "question_text": "apakah definisi dari teknologi?", "answers": [{"text": "keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia", "start_byte": 40, "limit_byte": 153}]} {"id": "-7108641833970592795-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Amanuban", "passage_text": "Empat kelompok suku yang hidup bermasyarakat di Tunbes bersama para amaf lain kemudian mengukuhkan Olak Mali menjadi Raja Amanuban ( Banam ) sekaligus peristiwa ini merupakan cikal bakal terbentuknya Kerajaan Amanuban. Bukti fisik yang ada hingga saat ini menunjukan kehebatan Olak Mali sebagai Raja Amanuban pertama yang mampu menata kehidupan sosial, kemasyarakatan dan pemukiman masyarakat Tubes secara baik dan teratur. Posisi istana (sonaf) Raja Nope yang berada di tengah dengan pagar batu kokoh sebagai inti (core) yang kemudian dikelilingi dengan pemukiman kelompok suku-suku seperti Tenis, Nuban, Asbanu, Nubatonis, Nomnafa menunjukan bahwa istana (sonaf) raja Nope di Tunbes ini adalah kerajaan Amanuban itu sendiri.", "question_text": "Siapakah nama raja pertama Kerajaan Amanuban?", "answers": [{"text": "Olak Mali", "start_byte": 99, "limit_byte": 108}]} {"id": "-604939275449947168-0", "language": "indonesian", "document_title": "Indonesia", "passage_text": "\nRepublik Indonesia (RI) atau Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), atau lebih umum disebut Indonesia, adalah negara di Asia Tenggara yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara daratan benua Asia dan Australia, serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia. Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari 17.504 pulau.[1] Nama alternatif yang biasa dipakai adalah Nusantara.[2] Dengan populasi Hampir 270.054.853 juta jiwa pada tahun 2018,[3] Indonesia adalah negara berpenduduk terbesar keempat di dunia dan negara yang berpenduduk Muslim terbesar di dunia, dengan lebih dari 230 juta jiwa.[4]", "question_text": "dimanakah letak Indonesia?", "answers": [{"text": "Asia Tenggara", "start_byte": 125, "limit_byte": 138}]} {"id": "-2421242390163477252-35", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "\nIsrael terletak di sebelah timur Laut Mediterania, berbatasan dengan Lebanon di sebelah utara, Suriah di sebelah timur laut, Yordania di sebelah timur, dan Mesir di sebelah barat daya. Wilayah kedaulatan Israel, tidak termasuk wilayah yang ditaklukkan semasa Perang Enam Hari tahun 1967 adalah sekitar 20.770 kilometer persegai dengan 2%-nya adalah air.[93] Menurut hukum Israel, luas wilayah keseluruhan Israel, yang meliputi Yerusalem Timur dan Dataran Tinggi Golan adalah 22.072 kilometer persegi.[94] Sedangkan luas wilayah keseluruhan yang dikontrol Israel, meliputi wilayah Palestina di Tepi Barat adalah 27.799km2.[95]", "question_text": "Berapa luas wilayah Israel ?", "answers": [{"text": "22.072 kilometer persegi", "start_byte": 476, "limit_byte": 500}]} {"id": "-8398811621971388953-3", "language": "indonesian", "document_title": "Ensiklopedia", "passage_text": "Kata \"ensiklopedia\" diambil dari bahasa Yunani; enkyklios paideia (ἐγκύκλιος παιδεία) yang berarti sebuah lingkaran atau pengajaran yang lengkap. Maksudnya ensiklopedia itu sebuah pendidikan paripurna yang mencakup semua lingkaran ilmu pengetahuan. Seringkali ensiklopedia dicampurbaurkan dengan kamus dan ensiklopedia-ensiklopedia awal memang berkembang dari kamus. Perbedaan utama antara kamus dan ensiklopedia ialah bahwa sebuah kamus hanya memberikan definisi setiap entri atau lemma dilihat dari sudut pandang linguistik atau hanya memberikan kata-kata sinonim saja, sedangkan sebuah ensiklopedia memberikan penjelasan secara lebih mendalam dari yang kita cari. Sebuah ensiklopedia mencoba menjelaskan setiap artikel sebagai sebuah fenomena. Atau lebih singkat: kamus adalah daftar kata-kata yang dijelaskan dengan kata-kata lainnya sedangkan sebuah ensiklopedia adalah sebuah daftar hal-hal yang kadang kala dilengkapi dengan gambar untuk lebih menjelaskan.", "question_text": "dari manakah asal kata Ensiklopedia ?", "answers": [{"text": "bahasa Yunani; enkyklios paideia", "start_byte": 33, "limit_byte": 65}]} {"id": "-2209372131890580126-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yunani", "passage_text": "\nYunani (Greek: Ελλάδα, Elláda [eˈlaða](listen)), nama resmi Republik Hellenik (Greek: Ελληνική Δημοκρατία Ellīnikī́ Dīmokratía [eliniˈci ðimokraˈti.a]), juga dikenal sejak zaman purba sebagai Hellas (Ancient Greek: Ἑλλάς Ellás [ˈhɛləs])[1][2][3][4][5][6][7][8] adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania).", "question_text": "dimanakah letak Yunani?", "answers": [{"text": "ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania)", "start_byte": 413, "limit_byte": 488}]} {"id": "-1954247186985519066-89", "language": "indonesian", "document_title": "Roket", "passage_text": "Pada saat roket sedang bergerak, akan berlaku Hukum Kekekalan Momentum. Mesin pendorong roket berbahan bakar hidrogen dan nitrogen cair. Kedua bahan bakar tersebut bercampur dalam sebuah ruang pembakar, kemudian akan menghasilkan gas panas yang keluar pada bagian ekor roket tersebut.", "question_text": "apakah bahan bakar roket?", "answers": [{"text": "hidrogen dan nitrogen cair", "start_byte": 109, "limit_byte": 135}]} {"id": "-4516745130554677798-10", "language": "indonesian", "document_title": "Tuhan", "passage_text": "Agama Kristen mengenal konsep Tritunggal, yang maksudnya Tuhan memiliki tiga pribadi: Bapa, Putra, dan Roh Kudus. Konsep ini terutama dipakai dalam Gereja Katolik dan Gereja Ortodoks. Konsep ini merupakan paham monoteistis yang dipakai sejak Konsili Nicea I pada tahun 325 M. Kata \"Tritunggal\" sendiri tidak ada dalam Alkitab. Di dalam ditulis bahwa Tuhan itu Esa. Keesaan ini pada bahasa aslinya (ekhad) adalah \"kesatuan dari berbagai satuan\". Contohnya, pada ditulis \"keduanya (manusia dan istrinya) menjadi satu (ekhad) daging\" berarti kesatuan dari 2 manusia. Di Allah menyebut diri-Nya dengan kata ganti \"Kita\", mengandung kejamakan dalam sifat Tuhan. Pengertiannya adalah satu substansi ketuhanan, namun terdiri dari tiga pribadi.", "question_text": "Ada berapa tuhan dalam Kristen?", "answers": [{"text": "Tritunggal", "start_byte": 30, "limit_byte": 40}]} {"id": "3421921233126649545-0", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon", "passage_text": "Telepon merupakan alat komunikasi yang digunakan untuk menyampaikan pesan suara (terutama pesan yang berbentuk percakapan). Kebanyakan telepon beroperasi dengan menggunakan transmisi sinyal listrik dalam jaringan telepon sehingga memungkinkan pengguna telepon untuk berkomunikasi dengan pengguna lainnya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan telepon ?", "answers": [{"text": "alat komunikasi yang digunakan untuk menyampaikan pesan suara", "start_byte": 18, "limit_byte": 79}]} {"id": "-7534181759847496052-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gingivitis", "passage_text": "\nGingivitis merupakan perubahan patologis yang disertai adanya tanda-tanda inflamasi. Gingivitis dapat kita kenal dengan istilah gusi bengkak atau gusi yang meradang. Miroorganisme mampu menghasilkan produk berbahaya yang dapat menyebabkan kerusakan pada epitel dan sel – sel jaringan penghubung (conective tissue ) seperti halnya unsur – unsur pokok interseluler yaitu: colagen, faktor pertumbuhan dan glikolis.", "question_text": "Apa itu gingivitis?", "answers": [{"text": "perubahan patologis yang disertai adanya tanda-tanda inflamasi", "start_byte": 22, "limit_byte": 84}]} {"id": "-9125938421645423645-0", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Atom adalah suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton yang bermuatan positif, dan neutron yang bermuatan netral (kecuali pada inti atom Hidrogen-1, yang tidak memiliki neutron). Elektron-elektron pada sebuah atom terikat pada inti atom oleh gaya elektromagnetik. Sekumpulan atom demikian pula dapat berikatan satu sama lainnya, dan membentuk sebuah molekul. Atom yang mengandung jumlah proton dan elektron yang sama bersifat netral, sedangkan yang mengandung jumlah proton dan elektron yang berbeda bersifat positif atau negatif dan disebut sebagai ion. Atom dikelompokkan berdasarkan jumlah proton dan neutron yang terdapat pada inti atom tersebut. Jumlah proton pada atom menentukan unsur kimia atom tersebut, dan jumlah neutron menentukan isotop unsur tersebut.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan atom?", "answers": [{"text": "satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya", "start_byte": 18, "limit_byte": 125}]} {"id": "-8554267457733158295-2", "language": "indonesian", "document_title": "Teungku Fakinah", "passage_text": "Dalam pertahanan perang itu pada tanggal 8 April 1873 tewaslah Panglima perang besar Rama Setia, Imeum Lam Krak, Tengku Ahmad Anuek Glee suami dari Tengku Fakinah dalam membela Tanah Air.\nSemenjak Tengku Fakinah telah menjadi janda yang masih remaja. Maka semenjak itulah dia membentuk Badan Amal Sosial untuk menyumbang Darma Baktinya terhadap Tanah Air yang terdiri dari janda-janda dan wanita-wanita lainnya untuk menjadi anggota amal tersebut Badan yang didirikannya itu mendapat dukungan dari kaum Muslimat disekitar Aceh Besar yang kemudian berkembang\nsampai ke Pidie.", "question_text": "Siapa suami Teungku Fakinah?", "answers": [{"text": "Tengku Ahmad Anuek Glee", "start_byte": 113, "limit_byte": 136}]} {"id": "645930199352460715-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah perkeretaapian di Indonesia", "passage_text": "\n\n\nKehadiran kereta api pertama di Indonesia mulai hadir sejak Tanam Paksa hingga saat ini. Perusahaan yang dinasionalisasikan, Djawatan Kereta Api (DKA) berdiri setelah kemerdekaan Indonesia, tepatnya pada tanggal 28 September 1945 atau sekitar sebulan setelah proklamasi. Di bawah ini adalah sejarah perkeretaapian di Indonesia pada rentang tahun 1875-1925 dan dalam bentuk sketsa.[1]", "question_text": "Kapan kereta api mulai beroperasi di Indonesia ?", "answers": [{"text": "sejak Tanam Paksa", "start_byte": 57, "limit_byte": 74}]} {"id": "-4765006742156194027-0", "language": "indonesian", "document_title": "Erik Sondhy", "passage_text": "Eurysondhy Andrean John Imanuel Mangempis lahir di Denpasar, Bali, (1975-04-10) April 10, 1975, lebih sering diketahui sebagai Mister Fingers sebagai nama panggungnya, adalah seorang pianis berkebangsaan Indonesia. Erik Sondhy adalah mantan keyboardist Jiwa Band dan sekarang sebagai leader dari Erik Sondhy Project dan keyboardist dari Rio Sidik Quartet.", "question_text": "Siapakah Eurysondhy Andrean John Imanuel Mangempis?", "answers": [{"text": "pianis", "start_byte": 184, "limit_byte": 190}]} {"id": "-2220913790431806179-3", "language": "indonesian", "document_title": "Yang Yo-seob", "passage_text": "Yoseob adalah vokal utama di Beast dan pernah menjadi penari back-up untuk video musik (Lee GiKwang) AJ \"Dancing Shoes\" and \"Wiping the Tears\".[2] Ia merilis sebuah singel digital bersama-sama dengan Dalmatian Daniel berjudul “First Snow and First Kiss” [3] dan berpartisipasi OST untuk berbagai drama Korea seperti “Happy Birthday” untuk More Charming by the Day,[4] “I Cherish That Person” untuk My Princess,[5] dan \"Loving You\" untuk All My Love'. Ia juga menjadi anggota pemain tetap di KBS's Oh! My School (a.k.a. 100 Points out of 100), bersama dengan idola lain seperti MBLAQ Lee Joon, Secret Hyosung, T-ara Soyeon, Miss A Min, NRG Chun MyungHoon dan Simon D. Pada 20 Maret - 10 April, 2011, Yoseob BEAST telah dikasting dalam 'Gwanghwamun Sonata The Musical' sebagai Jiyong, peran dua anak terkemuka. Yoseob BEAST ini adalah fitur dalam lagu solo pertama Bang Yong Guk itu, \"I remember\" yang bersama-sama disusun oleh Way’s Chance dan Bang Yong Gook sendiri. Pada tanggal 27 September KBS 'Poseidon' merilis satu serial OST mereka, yang menampilkan bakat vokal B2ST, Yang Yoseob. Lagu baru Yoseob itu, \"No\", adalah sepotong kolaborasi antara Rado (dari Huh Gak berupa \"Hello\") dan produksi duo Ji Di dan Wontag, orang-orang di balik rilis MBLAQ terbaru. Lagu ini memiliki lirik sedih dari seorang pria yang memiliki pilihan selain melepaskan kekasihnya.[6]", "question_text": "Siapa vokalis boyband Beast?", "answers": [{"text": "Yoseob", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "6431924647614190946-22", "language": "indonesian", "document_title": "Park Geun-hye", "passage_text": "Pada 25 Februari 2013, Park diresmikan Presiden Korea Selatan. Pada pukul 10.00 WIB, ia meninggalkan rumahnya dan dia tiba di Blue House.", "question_text": "Berapa lama Park Geun-hye menjabat sebagai presiden ?", "answers": [{"text": "25 Februari 2013", "start_byte": 5, "limit_byte": 21}]} {"id": "-1557305899769948443-9", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Mataram", "passage_text": "Secara administratif Kota Mataram memiliki luas daratan 61,30km dan 56,80km perairan laut, terbagi atas 6 kecamatan, yaitu Kecamatan Ampenan, Cakranegara, Mataram, Sandubaya, Selaparang dan Sekarbela dengan 50 kelurahan dan 297 lingkungan.", "question_text": "berapakah luas kota Mataram ?", "answers": [{"text": "daratan 61,30km dan 56,80km perairan laut", "start_byte": 48, "limit_byte": 89}]} {"id": "-5645221729466570726-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zainal Sabaruddin Nasution", "passage_text": "Zainal Sabaruddin Nasution atau Mayor Sabaruddin (lahir di Kotaraja, Aceh, Indonesia pada tahun 1922 - meninggal di Madiun, Indonesia pada 24 November 1949) adalah seorang pejuang kemerdekaan Indonesia yang ditakuti karena terkenal kejam dan bengis. Sabarudin pernah mengeksekusi secara terbuka seorang bernama Suryo yang dituduh sebagai mata-mata Belanda. Padahal, Suryo merupakan sesama bekas anggota PETA. Eksekusi itu ternyata di latar belakangi dendam pribadi terkait asmara. Antara Sabarudin dan Suryo pernah terlibat persaingan memperebutkan putri Bupati Sidoarjo yang terkenal cantik. Meski kejam, Sabarudin memiliki ratusan pendukung fanatik. Dia ditakuti, tetapi sekaligus dihormati dan dipuja anak buahnya", "question_text": "Kapan Zainal Sabaruddin Nasution lahir ?", "answers": [{"text": "1922", "start_byte": 96, "limit_byte": 100}]} {"id": "-9170551360786238548-0", "language": "indonesian", "document_title": "Operasi Boomerang", "passage_text": "Operasi Boomerang adalah serangan udara gagal yang dilancarkan oleh Komando Pengebom XX Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat (USAAF) terhadap fasilitas kilang minyak di Palembang yang diduduki Jepang pada malam 10/11 Agustus 1944 pada masa Perang Dunia II. Sebanyak 54 pesawat pengebom berat diberangkatkan dari lapangan terbang di Ceylon, dengan 39 mencapai daerah sasaran. Upaya untuk mengebom sebuah kilang minyak tidak berhasil, dengan hanya satu bangunan kecil hancur. Ranjau laut yang dijatuhkan di sungai yang menghubungkan Palembang ke laut menenggelamkan tiga kapal dan merusak dua lainnya. Pasukan Britania menyediakan dukungan pencarian dan penyelamatan untuk pesawat-pesawat pengebom Amerika. Ini merupakan satu-satunya serangan USAAF terhadap fasilitas minyak strategis yang penting di Palembang.", "question_text": "Kapan Operasi Boomerang terjadi?", "answers": [{"text": "malam 10/11 Agustus 1944", "start_byte": 213, "limit_byte": 237}]} {"id": "-2224751735801098251-5", "language": "indonesian", "document_title": "Menara London", "passage_text": "Menara Putih, tidak termasuk bagian yang memproyeksikan sudut, mempunyai panjang dan lebar masing-masing 36 dan 32 m (108 dan 105 kaki), dengan ketinggian 27 m (90 kaki) di benteng selatan. Struktur menara ini awalnya terdiri dari tiga lantai, yaitu lantai dasar, lantai tempat pintu masuk, dan lantai atas. Pintu masuknya berada di lantai dasar di sebelah selatan dan bisa diakses melalui sebuah tangga kayu yang bisa dilepas saat terjadinya serangan dari musuh. Diperkirakan selama masa pemerintahan Henry II (1154-1189), sebuah bangunan depan ditambahkan di sisi selatan menara untuk memberikan pertahanan tambahan bagi pintu masuk, namun bangunan ini tidak bertahan. Setiap lantai dibagi menjadi tiga ruang, yang paling besar di bagian barat, ruangan kecil di bagian timur laut dan sebuah kapel di pintu masuk dan lantai atas di bagian tenggara.[11] Pada sudut barat gedung, terdapat menara persegi, sedangkan di sebelah timur laut terdapat menara bulat dengan tangga spiral. Di sudut tenggara menara terdapat bangunan setengah lingkaran yang merupakan apse dari kapel. Oleh karena bangunan ini dimaksudkan untuk menjadi sebuah benteng sekaligus kediaman yang nyaman, maka jamban dibangun menjorok ke dalam dinding dan empat perapian disediakan untuk memberikan kehangatan.[10]", "question_text": "Berapa tinggi Menara London?", "answers": [{"text": "27 m", "start_byte": 155, "limit_byte": 159}]} {"id": "6274146009259563545-2", "language": "indonesian", "document_title": "Georgy Zhukov", "passage_text": "Pada 1923 Zhukov menjadi komandan yang mengepalai sebuah resimen, dan pada 1930, memimpin sebuah brigade. Dia sangat berhasrat dan tertarik dengan teori baru dalam pertempuran, yakni pertempuran tank (armoured warfare) dan juga terkenal karena perencanaannya yang matang, dan disiplin yang tinggi. Dia selamat dari pembunuhan besar-besaran pada masa Stalin (dalam bahasa Inggris Great Purge) yang terjadi di kalangan Tentara Merah pada 1937-1938.", "question_text": "Kapan Georgy Konstantinovich Zhukov diangkat menjadi komandan militer Uni Soviet ?", "answers": [{"text": "1923", "start_byte": 5, "limit_byte": 9}]} {"id": "-8187037390993086763-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kisah Aneh Liaozhai", "passage_text": "jmpl|250px|ka|Rubah ekor sembilan, diambil dari buku Shan Hai Jing pada Dinasti Qing merupakan salah satu makhluk dalam Kisan aneh Liaozhai\nKisah Aneh Liaozhai (simplified Chinese:聊斋志异; traditional Chinese:聊齋誌異, hanyu pinyin: liaozhai zhiyi, bahasa Inggris: Strange Tales from The Chinese Studio) adalah sebuah karya sastra terkenal dari awal zaman Dinasti Qing. Penulisnya adalah Pu Songling, menuliskannya dalam bentuk kumpulan cerita-cerita pendek yang keseluruhan berjumlah 491 cerita dan ditulis selama lebih dari 30 tahun.[1][2]", "question_text": "Ada berapa cerita pendek yang terdapat dalam Kisah Aneh Liaozha?", "answers": [{"text": "491", "start_byte": 494, "limit_byte": 497}]} {"id": "7685575215661039973-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "\n\nTabel periodik adalah tampilan unsur-unsur kimia dalam bentuk tabel. Unsur-unsur tersebut disusun berdasarkan nomor atom (jumlah proton dalam inti atom), konfigurasi elektron, dan keberulangan sifat kimia. Tabel juga terbagi menjadi empat blok: blok -s, -p, -d, dan -f. Secara umum, dalam satu periode (baris), di sebelah kiri bersifat logam, dan di sebelah kanan bersifat non-logam.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan tabel periodik ?", "answers": [{"text": "tampilan unsur-unsur kimia dalam bentuk tabel", "start_byte": 24, "limit_byte": 69}]} {"id": "-8849947792644842201-12", "language": "indonesian", "document_title": "L'Arc~en~Ciel", "passage_text": "Pada tanggal 1 Oktober 1992, mereka merekam Voice untuk album Omnibus CD bertajuk “Gimmick”. Beberapa minggu kemudian, tepatnya tanggal 25 November 1992 mereka merilis single pertamanya yang berjudul Flood of Tears (c/w Yasuoka) sehingga aktivitas panggung mereka bertambah padat dan penggemar pun mulai bertambah.", "question_text": "apakah nama lagu pertama L'Arc~en~Ciel?", "answers": [{"text": "Flood of Tears", "start_byte": 204, "limit_byte": 218}]} {"id": "6569139550647521651-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ay", "passage_text": "Ay adalah firaun dinasti ke-18 Mesir Kuno. Ia berkuasa selama empat tahun (kemungkinan 1323–1319 SM[1] atau 1327–1323 SM, tergantung kronologi mana yang dipakai), meskipun ia adalah penasihat dekat dua atau tiga firaun sebelumnya. Ay juga merupakan kekuatan dibalik takhta Tutankhamun. Prenomen Ay atau nama kerajaan - Kheperkheperure - yang berarti \"Keabadian adalah manifestasi dari Ra\" sementara nama lahirnya Ay it-netjer dibaca sebagai \"Ay, Ayah dari Dewa. Catatan dan monumen yang berhubungan dengan Ay jarang ditemui. Hal ini disebabkan karena masa kekuasaannya yang singkat. Selain itu, Horemheb (penerusnya) melancarkan damnatio memoriae terhadapnya dan firaun lain yang berhubungan dengan periode Amarna yang tak populer.", "question_text": "Kapan Ay meninggal?", "answers": [{"text": "1319 SM", "start_byte": 94, "limit_byte": 101}]} {"id": "2482867084163806515-49", "language": "indonesian", "document_title": "Eskatologi Islam", "passage_text": "Yaum al-Mahsyar (Arab:يومالمحشر, Yaumul Hasyir) adalah hari berkumpulnya seluruh makhluk dari awal zaman hingga akhir zaman, yang telah dibangkitkan dari mati/ kuburnya, kemudian akan dihimpun ke mahsyar. Pada masa ini orang akan sibuk dengan urusan masing-masing, menunggu keputusan yang seadil-adilnya. Masa Peradlian ini disebut sebagai Yawm al-Hisab (Arab: يومالحسب) adalah perhitungan atau peradilan Tuhan yang sejati pada saat ini, segala amal ibadah dan dosa yang diperbuat semasa hidup di dunia. Berdasarkan Al-Qur'an surah Az Zumar, yang berbunyi:", "question_text": "Di mana umat Islam dihimpun pada hari akhir?", "answers": [{"text": "mahsyar", "start_byte": 205, "limit_byte": 212}]} {"id": "-2918247721431014741-3", "language": "indonesian", "document_title": "Telkom Indonesia", "passage_text": "Pada tahun 1882, didirikan sebuah badan usaha swasta penyedia layanan pos dan telegraf. Layanan komunikasi kemudian dikonsolidasikan oleh Pemerintah Hindia Belanda ke dalam jawatan Post Telegraaf Telefoon (PTT). Sebelumnya, pada tanggal 23 Oktober 1856, dimulai pengoperasian layanan jasa telegraf elektromagnetik pertama yang menghubungkan Jakarta (Batavia) dengan Bogor (Buitenzorg).[6] Pada tahun 2009 momen tersebut dijadikan sebagai patokan hari lahir Telkom.", "question_text": "Kapan Telkom Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "23 Oktober 1856", "start_byte": 237, "limit_byte": 252}]} {"id": "-2569083080929743986-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "\nAristoteles (bahasa Yunani: ‘Aριστοτέλης Aristotélēs), (384 SM – 322 SM) adalah seorang filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dari Alexander Agung.[1] Ia menulis tentang berbagai subyek yang berbeda, termasuk fisika, metafisika, puisi, logika, retorika, politik, pemerintahan, etnis, biologi dan zoologi.[1] Bersama dengan Socrates dan Plato, ia dianggap menjadi seorang di antara tiga orang filsuf yang paling berpengaruh di pemikiran Barat.", "question_text": "Kapan Aristoteles meninggal?", "answers": [{"text": "322 SM", "start_byte": 82, "limit_byte": 88}]} {"id": "-7107529911477139589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komputer tablet", "passage_text": "Sabak elektronik atau komputer tablet (English: tablet computer), atau ringkasnya tablet, adalah suatu komputer portabel lengkap yang seluruhnya berupa layar sentuh datar.[1] Ciri pembeda utamanya adalah penggunaan layar sebagai peranti masukan dengan menggunakan stilus, pena digital, atau ujung jari, alih-alih menggunakan papan ketik atau tetikus.[2] Microsoft memperkenalkan versi Windows XP untuk komputer tablet yang disebutnya Tablet PC pada tahun 2000, sedangkan Apple baru meluncurkan versi komputer tabletnya pada tahun 2010 dengan nama iPad.[2] Pada tahun 2011 Samsung meluncurkan versi komputer tablet Galaxy Tab 7 (yang kemudian dilanjutkan dengan peluncuran Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus) dan 10.1(P7100)", "question_text": "Apakah beda komputer dan tab?", "answers": [{"text": "penggunaan layar sebagai peranti masukan dengan menggunakan stilus, pena digital, atau ujung jari, alih-alih menggunakan papan ketik atau tetikus", "start_byte": 204, "limit_byte": 349}]} {"id": "5396243669165478066-14", "language": "indonesian", "document_title": "Moewardi", "passage_text": "Keaktifannya di dunia mahasiswa dan kepanduanlah yang menyebabkan Muwardi harus menunda-nunda kelulusannya. Meski dirasa berat dan membutuhkan waktu yang cukup lama (baru lulus 1 Desember 1933), namun seharusnya ijazah tersebut sudah dua tahun terdahulu (1931) diberikan kepada Muwardi. Kecerdasan Moewardi masih diingat oleh para gurunya di STOVIA. Seorang gurunya bahkan menawarkan jabatan sebagai Beroeps-Assistant atau Asisten Proffesor pada Geneeskundige Hoge School (Sekolah Tinggi Kedokteran bagian Hidung, Kerongkongan dan Telinga).", "question_text": "Kapan Dr. Moewardi lulus dari STOVIA?", "answers": [{"text": "1 Desember 1933", "start_byte": 177, "limit_byte": 192}]} {"id": "7980805903343454630-1", "language": "indonesian", "document_title": "Batik Cirebon", "passage_text": "Motif batik Cirebon yang paling terkenal dan menjadi ikon Cirebon adalah motif Megamendung. Motif ini melambangkan awan pembawa hujan sebagai lambang kesuburan dan pemberi kehidupan. Sejarah motif ini berkaitan dengan sejarah kedatangan bangsa Cina di Cirebon, yaitu Sunan Gunung Jati yang menikah dengan wanita Tionghoa bernama Ong Tie. Motif ini memiliki gradasi warna yang sangat bagus dengan proses pewarnaan yang dilakukan sebanyak lebih dari tiga kali.[2]", "question_text": "Bagaimana bentuk khas Batik cirebon?", "answers": [{"text": "memiliki gradasi warna yang sangat bagus dengan proses pewarnaan yang dilakukan sebanyak lebih dari tiga kali", "start_byte": 348, "limit_byte": 457}]} {"id": "423609783031515832-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "Berapa luas negara Jerman?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "3215466375702088219-0", "language": "indonesian", "document_title": "Doa Syahadat Nicea", "passage_text": "\nDoa Syahadat Nicea atau Pengakuan Iman Nicea-Konstantinopel atau Kredo Nicea, merupakan hasil dari dua konsili ekumenis yang berlangsung di Nicea pada tahun 325 dan Konstantinopel pada tahun 381. Dalam Konsili Nicea I (325) hal utama yang dibahas adalah ajaran Arius, seorang imam paroki di Baukalis di Alexandria, Mesir. Arius mengajarkan bahwa Yesus bukanlah Allah, tetapi adalah makhluk ciptaan-Nya. Menurut Arius, ada saat di mana Logos (Sabda Allah, maksudnya Yesus) tidak ada (Lihat:Arianisme). Konsili Nicea I menolak ajaran Arius dan menganggapnya menyeleweng dari ajaran Gereja yang benar. Para Bapa Gereja yang hadir dalam konsili tersebut menegaskan ajaran Gereja bahwa Yesus (Putera Allah - Sabda Allah) sehakikat dengan Allah Bapa (Lihat:Tritunggal). Dalam Konsili Konstantinopel I (381) hal utama yang dibahas adalah ajaran Makedonius I, Patriarkh Konstantinopel. Makedonius mengajarkan bahwa Roh Kudus bukanlah Allah, tetapi adalah makhluk ciptaan dan adalah pelayan Bapa dan Putera. Konsili Konstantinopel I menolak ajaran Makedonius dan menegaskan bahwa Roh Kudus adalah Tuhan dan Allah yang setara dengan Bapa dan Putera. Dalam Konsili Konstantinopel I tersebut, Pengakuan Iman Nicea kembali diteguhkan dan diperluas pada bagian yang menerangkan Roh Kudus dan karya-Nya.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Kredo Nicea?", "answers": [{"text": "hasil dari dua konsili ekumenis yang berlangsung di Nicea pada tahun 325 dan Konstantinopel pada tahun 381", "start_byte": 89, "limit_byte": 195}]} {"id": "-4606505489033789391-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gaya London", "passage_text": "\nGaya London (disebut juga gaya dispersi London atau hanya gaya dispersi) merupakan gaya tarik menarik antara atom dan molekul.[1] Gaya London juga merupakan bagian dari gaya antar molekul yang terjadi antara molekul polar dengan molekul nonpolar, serta antara molekul polar dengan polar. Gaya ini merupakan bagian dari Gaya van der Waals. Gaya dispersi London dinamai dari seorang fisikawan Jerman-Amerika Fritz London.", "question_text": "Siapa penemu Gaya London?", "answers": [{"text": "Fritz London", "start_byte": 407, "limit_byte": 419}]} {"id": "7188641475301552620-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Zulu", "passage_text": "Kerajaan Zulu adalah kerajaan yang terletak di Afrika bagian selatan dengan wilayah yang membentang dari Sungai Tugela di selatan hingga Sungai Pongola di utara.", "question_text": "dimanakah letak Kerajaan Zulu?", "answers": [{"text": "Afrika bagian selatan", "start_byte": 47, "limit_byte": 68}]} {"id": "-1177951145240122866-1", "language": "indonesian", "document_title": "PriPara", "passage_text": "Sebuah anime serial televisi adaptasi oleh Tatsunoko Production dan Dongwoo A&E mulai ditayangkan sejak tanggal 5 Juli 2014. Sebuah anime teater Film \"PriPara Movie: Semua orang, Merakit! Prism ☆ Tours\" dirilis pada tanggal 7 Maret 2015. Sebuah anime kedua film teater \"Fly Out, PriPara: Bertujuan untuk itu dengan orang Idol ☆ Grand Prix\" dirilis pada tanggal 24 Oktober, 2015. Musim anime ketiga telah diumumkan, dan film ketiga, \"PriPara: Semua orang Kerinduan Mari Ayo ☆ PriPari\" dirilis pada tanggal 12 Maret 2016.", "question_text": "Kapan PriPara pertama dirilis?", "answers": [{"text": "7 Maret 2015", "start_byte": 226, "limit_byte": 238}]} {"id": "5618474930751643159-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nero", "passage_text": "Nero Claudius Caesar Augustus Germanicus (15 Desember 37 – 9 Juni 68)[1], lahir Lucius Domitius Ahenobarbus, juga disebut Nero Claudius Caesar Germanicus, adalah kaisar Romawi kelima dan terakhir dari dinasti Julio-Claudian. Nero diadopsi oleh pamannya, Claudius untuk menjadi penerus tahtanya. Ia naik tahta pada tanggal 13 Oktober 54 karena kematian Claudius.", "question_text": "Kapan Nero Claudius Caesar Germanicus lahir?", "answers": [{"text": "15 Desember 37", "start_byte": 42, "limit_byte": 56}]} {"id": "6781396805542144283-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "\n\nSejarah Tiongkok adalah salah satu sejarah kebudayaan tertua di dunia. Dari penemuan arkeologi dan antropologi, daerah Tiongkok telah didiami oleh manusia purba sejak 1,7 juta tahun yang lalu. Peradaban Tiongkok berawal dari berbagai negara kota di sepanjang lembah Sungai Kuning pada zaman Neolitikum. Sejarah tertulis Tiongkok dimulai sejak Dinasti Shang (k. 1750-1045 SM).[1] Cangkang kura-kura dengan aksara Tionghoa kuno yang berasal dari Dinasti Shang memiliki penanggalan radiokarbon hingga 1500 SM.[2] Budaya, sastra, dan filsafat Tiongkok berkembang pada zaman Dinasti Zhou (1045-256 SM) yang melanjutkan Dinasti Shang. Dinasti ini merupakan dinasti yang paling lama berkuasa dan pada zaman dinasti inilah aksara Tionghoa modern mulai berkembang.", "question_text": "Apakah nama dinasti yang berkuasa paling lama di Tiongkok?", "answers": [{"text": "Dinasti Zhou", "start_byte": 572, "limit_byte": 584}]} {"id": "8845362350540120204-10", "language": "indonesian", "document_title": "Sastra Inggris Kuno", "passage_text": "Penelitian pada abad ke-20 terutama berfokus kepada pentarikhan manuskrip (para peneliti abad ke-19 memiliki kecenderungan untuk mentarikh manuskrip-manuskrip ini lebih tua daripada yang ditemukan para peneliti modern). Dalam menemukan tempat-tempat manuskrip ini disalin, para peneliti menemukan ada tujuh skriptorium utama: Winchester, Exeter, Worcester, Abingdon, Durham, dan dua tempat di Canterbury Christ Church dan St. Augustine. Mereka juga telah mengindentifikasikan dialek-dialek regional yang dipakai: dialek Inggris Kuno Northumbria, Mercia, Kent, Saxon Barat, (yang terakhir ini adalah dialek utama).", "question_text": "Berapa jumlah sastra Inggris Kuno yang ditemukan?", "answers": [{"text": "tujuh skriptorium utama", "start_byte": 301, "limit_byte": 324}]} {"id": "5478794447318414973-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nukleon", "passage_text": "Nukelon adalah suatu nama kolektif yang digunakan untuk merujuk pada neutron dan proton dalam fisika. Kedua partikel ini merupakan partikel penyusun inti atom dan sampai dengan tahun 1960 diduga sebagai partikel elementer. Namun, pada zaman sekarang, kedua partikel tersebut diketahui merupakan partikel komposit yang tersusun atas kuark. Pemahaman sifat-sifat nukleon adalah salah satu tujuan utama termodinamika kuantum.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Nukleon?", "answers": [{"text": "nama kolektif yang digunakan untuk merujuk pada neutron dan proton dalam fisika", "start_byte": 21, "limit_byte": 100}]} {"id": "-4121492755141458833-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja di Indonesia", "passage_text": "Gereja di Indonesia sudah hadir sejak abad ke-2 Masehi, pertama kali di Fansur/Barus, Sumatera Utara. Sejak saat itu, sampai sekarang di Indonesia telah terdapat/telah ada banyak sekali jenis-jenis (aliran/semacamnya) gereja. Pada umumnya gereja-gereja Kristen di Indonesia dapat dibagi ke dalam tiga aliran utama, yaitu:", "question_text": "dimanakah letak Gereja pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Fansur/Barus, Sumatera Utara", "start_byte": 72, "limit_byte": 100}]} {"id": "7517872136357332863-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kode etik jurnalistik", "passage_text": "Pada tahun 1946, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dibentuk di Solo, tapi ketika organisasi ini lahir pun belum memiliki kode etik.[4] Saat itu baru ada semacam konvensi yang ditungakan dalam satu kalimat, inti kalimat tersebut adalah PWI mengutamakan prinsip kebangsaan. Setahun kemudian, pada 1947, lahirlah Kode Etik PWI yang pertama.[4]", "question_text": "Kapan Kode Etik Jurnalistik Indonesia diwujudkan?", "answers": [{"text": "1947", "start_byte": 296, "limit_byte": 300}]} {"id": "-7377022325507624755-2", "language": "indonesian", "document_title": "Elizabeth II dari Britania Raya", "passage_text": "Elizabeth lahir di London dan menempuh pendidikan secara privat. Ayahnya naik takhta menjadi George VI pada tahun 1936 setelah pamannya, Edward VIII, melepaskan takhtanya, dan secara tidak terduga Elizabeth menjadi penerus takhta berikutnya. Elizabeth mulai menjalankan tugas sosialnya selama terjadinya Perang Dunia II dengan bertugas di palang merah. Pada tahun 1947, ia menikah dengan Pangeran Philip, Adipati Edinburgh, dan kemudian dikaruniai empat orang anak, yaitu Charles, Anne, Andrew, dan Edward. Upacara penobatannya dilaksanakan pada tahun 1953 dan merupakan upacara penobatan pertama yang disiarkan melalui televisi.", "question_text": "Kapan Ratu Elizabeth II lahir?", "answers": [{"text": "1936", "start_byte": 114, "limit_byte": 118}]} {"id": "-181231614287027536-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aminah binti Wahab", "passage_text": "Aminah Az- Zuriyah binti Wahab (Aminah binti Wahab) (???-577) (Bahasa Arab: آمنة بنت وهب) adalah ibu yang melahirkan Muhammad, Nabi Islam. Aminah menikah dengan Abdullah. Tidak terdapat keterangan mengenai lahirnya dia, dan menurut sejarah ia meninggal pada tahun 577 ketika dalam perjalanan menuju Yatsrib untuk mengajak Muhammad mengunjungi pamannya dan melihat kuburan ayahnya.", "question_text": "Siapakah ibu nabi Muhammad?", "answers": [{"text": "Aminah binti Wahab", "start_byte": 32, "limit_byte": 50}]} {"id": "443627684381144811-9", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "\n\nSoeharto menikah dengan Raden Ayu Siti Hartinah, anak KRMT Soemoharyomo. Soemoharyomo adalah seorang Wedana di Solo. Perkawinan Letnan Kolonel (Letkol) Soeharto dengan Siti Hartinah (yang kemudian dikenal dengan Tien Soeharto) dilangsungkan pada 26 Desember 1947 di Solo. Ketika itu, usia Soeharto 26 tahun, sedangkan Siti Hartinah berusia 24 tahun. Pasangan ini dikarunia enam putra-putri, yaitu Siti Hardiyanti Hastuti (Tutut), Sigit Harjojudanto, Bambang Trihatmodjo, Siti Hediati Harijadi (Titiek) , Hutomo Mandala Putra (Tommy), dan Siti Hutami Endang Adiningsih (Mamiek).", "question_text": "Siapakah istri Soeharto?", "answers": [{"text": "Raden Ayu Siti Hartinah", "start_byte": 26, "limit_byte": 49}]} {"id": "-8950076440966564086-6", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Pada masanya, Uni Soviet adalah negara terbesar di dunia, dengan luas 22.402.200km2. Status negara terbesar ini kemudian diteruskan oleh negara penggantinya, Federasi Rusia. Luas wilayahnya yang meliputi seperenam daratan di muka bumi hampir sama luasnya dengan Amerika Utara. Seperempat wilayah Uni Soviet berada di Eropa serta menjadi pusat ekonomi dan budaya. Wilayah bagian timurnya di Asia yang jarang berpenduduk memanjang hingga Samudera Pasifik di sebelah timur dan Afganistan di sebelah selatan. Uni Soviet membentang sepanjang lebih dari 10.000km dari timur ke barat dan hampir 7.200km dari utara ke selatan, melintasi sebelas daerah waktu.", "question_text": "Berapakah luas uni soviet ?", "answers": [{"text": "22.402.200km2", "start_byte": 70, "limit_byte": 83}]} {"id": "2355993525886430993-6", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Soviet", "passage_text": "Pada masanya, Uni Soviet adalah negara terbesar di dunia, dengan luas 22.402.200km2. Status negara terbesar ini kemudian diteruskan oleh negara penggantinya, Federasi Rusia. Luas wilayahnya yang meliputi seperenam daratan di muka bumi hampir sama luasnya dengan Amerika Utara. Seperempat wilayah Uni Soviet berada di Eropa serta menjadi pusat ekonomi dan budaya. Wilayah bagian timurnya di Asia yang jarang berpenduduk memanjang hingga Samudera Pasifik di sebelah timur dan Afganistan di sebelah selatan. Uni Soviet membentang sepanjang lebih dari 10.000km dari timur ke barat dan hampir 7.200km dari utara ke selatan, melintasi sebelas daerah waktu.", "question_text": "berapakah luas Uni Soviet?", "answers": [{"text": "22.402.200km2", "start_byte": 70, "limit_byte": 83}]} {"id": "7839735106577914688-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Dinasti Tang (Chinese:唐朝; pinyin:Táng Cháo; Wade–Giles:T'ang Ch'ao; pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Dinasti ini didirikan oleh keluarga Li (李), yang mengambil alih kekuasaan pada masa kemunduran dan keruntuhan Sui. Keberlangsungan dinasti ini sempat terputus saat Maharani Wu Zetian mengambil alih tahta dan memproklamirkan berdirinya dinasti Zhou Kedua (690–705), dan menjadi satu-satunya kaisar perempuan dalam sejarah Tiongkok. Dinasti ini berkuasa selama rentang waktu 289 tahun dengan 21 kaisar.", "question_text": "Kapan Dinasti Tang berdiri ?", "answers": [{"text": "618", "start_byte": 84, "limit_byte": 87}]} {"id": "6440542229219226101-1", "language": "indonesian", "document_title": "Komponen cadangan", "passage_text": "Sebagian negara memeliki komponen cadangan sebagai bagian sistem pertahanan negara. Secara umum fungsi komponen cadangan adalah fungsi mobilisasi dan fungsi demobilisasi. Pola pengangkatannya melalui kewajiban bagi mereka yang memenuhi syarat kesehatan dan syarat-syarat lainnya, dan melalui pendaftaran secara sukarela.", "question_text": "Apakah syarat menjadi pasukan Komponen cadangan?", "answers": [{"text": "syarat kesehatan dan syarat-syarat lainnya", "start_byte": 236, "limit_byte": 278}]} {"id": "-4823789807696345428-11", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Eropa", "passage_text": "Volga - 3,690km (2,290mi)\nDonau - 2,860km (1,780mi)\nUral - 2,428km (1,509mi)\nDnieper - 2,290km (1,420mi)\nDon - 1,950km (1,210mi)\nPechora - 1,809km (1,124mi)\nKama - 1,805km (1,122mi)\nOka - 1,500km (930mi)\nBelaya - 1,430km (890mi)\nTisza - 1,358km (844mi)\nDniester - 1,352km (840mi)\nRhein - 1,236km (768mi)\nElbe - 1,091km (678mi)\nVistula - 1,047km (651mi)\nTagus - 1,038km (645mi)\nDaugava - 1,020km (630mi)\nLoire - 1,012km (629mi)\nEbro - 960km (600mi)\nNeman - 937km (582mi)\nSava - 933km (580mi)\nDouro - 897km (557mi)\nOder - 854km (531mi)\nGuadiana - 829km (515mi)\nRhône - 815km (506mi)\nSeine - 776km (482mi)\nMureș - 761km (473mi)\nPrut - 742km (461mi)\nPo - 682km (424mi)\nGuadalquivir - 657km (408mi)\nOlt - 615km (382mi)\nGlomma - 604km (375mi)\nGaronne - 602km (374mi)\nSiret - 559km (347mi)\nNeris - 510km (320mi)\nMaritsa - 480km (300mi)\nGauja - 452km (281mi)\nVltava - 430km (270mi)\nIalomița - 417km (259mi)\nVah - 406km (252mi)\nVardar - 388km (241mi)\nShannon - 386km (240mi)\nSomeș - 376km (234mi)\nMorava - 353km (219mi)\nDrin Albania 335 km\nTorne - 324km (201mi)", "question_text": "Berapakah panjang Sungai Daugava?", "answers": [{"text": "1,020km", "start_byte": 402, "limit_byte": 409}]} {"id": "1209787937219564284-17", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi", "passage_text": "Pemerintahan di Sulawesi dibagi menjadi enam provinsi berdasarkan urutan pembentukannya yaitu provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Gorontalo, dan Sulawesi Barat. Sulawesi Tengah merupakan provinsi terbesar dengan luas wilayah daratan 68,033 kilometer persegi dan luas laut mencapai 189,480 kilometer persegi yang mencakup semenanjung bagian timur dan sebagian semenanjung bagian utara serta Kepulauan Togean di Teluk Tomini dan pulau-pulau di Banggai Kepulauan di Teluk Tolo. Sebagian besar daratan di provinsi ini bergunung-gunung (42.80% berada di atas ketinggian 500 meter dari permukaan laut) dan Katopasa adalah gunung tertinggi dengan ketinggian 2.835 meter dari permukaan laut.", "question_text": "Berapakah jumlah provinsi di Sulawesi ?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 40, "limit_byte": 44}]} {"id": "-6361538268589324648-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taj Mahal", "passage_text": "Taj Mahal (Urdu: تاج محل‎, Hindi: ताज महल) adalah sebuah monumen yang terletak di Agra, India. Dibangun atas keinginan Kaisar Mughal Shāh Jahān, anak Jahangir, sebagai sebuah musoleum untuk istri Persianya, Arjumand Banu Begum, juga dikenal sebagai Mumtaz-ul-Zamani atau Mumtaz Mahal. Taj Mahal merupakan sebuah adi karya dari arsitektur Mughal.", "question_text": "Di mana letak Taj Mahal?", "answers": [{"text": "Agra, India", "start_byte": 102, "limit_byte": 113}]} {"id": "-2358427463021756069-26", "language": "indonesian", "document_title": "Agustinus dari Hippo", "passage_text": "Sesaat menjelang kematian Agustinus, kaum Vandal (suatu suku bangsa Jermanik yang telah menjadi penganut Arianisme) menyerbu Afrika Romawi. Kaum Vandal mengepung Hippo pada musim semi tahun 430, saat Agustinus menderita penyakit terakhirnya sebelum wafatnya. Menurut Possidius, salah satu dari beberapa mukjizat dikaitkan dengan Agustinus, yaitu kesembuhan seorang sakit, pada saat pengepungan berlangsung.[59]:43 Possidius mencatat bahwa Agustinus menghabiskan hari-hari terakhirnya dalam doa dan penyesalan, serta meminta agar Mazmur Penitensial digantung di dinding kamarnya sehingga ia dapat membacanya. Ia juga memberi instruksi agar perpustakaan gereja di Hippo dan semua buku di dalamnya supaya dijaga dengan baik. Ia meninggal dunia pada tanggal 28 Agustus 430.[59]:57 Tak lama setelah wafatnya, kaum Vandal melepaskan pengepungan Hippo; tetapi mereka kembali tidak lama setelah itu dan membakar kota tersebut. Mereka menghancurkan semuanya selain perpustakaan dan katedral Agustinus, yang mereka tinggalkan begitu saja tanpa menyentuhnya.[60]", "question_text": "dimanakah Santo Athanasius meninggal?", "answers": [{"text": "Hippo", "start_byte": 839, "limit_byte": 844}]} {"id": "292651529116888499-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat keras", "passage_text": "Perangkat keras komputer (English: hardware atau disingkat HW) adalah semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan perangkat keras?", "answers": [{"text": "semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya", "start_byte": 70, "limit_byte": 308}]} {"id": "1505554822595925080-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemungutan suara elektronik", "passage_text": "\n\ne-voting berasal dari kata electronic voting yang mengacu pada penggunaan teknologi informasi pada pelaksanaan pemungutan suara.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan suara elektronik?", "answers": [{"text": "penggunaan teknologi informasi pada pelaksanaan pemungutan suara", "start_byte": 65, "limit_byte": 129}]} {"id": "909612098375138538-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "The Beatles adalah kelompok pemusik Inggris beraliran rock, dibentuk di Liverpool pada tahun 1960, seringkali dianggap sebagai pemusik tersukses secara komersial dan paling banyak mendapat pujian dalam musik populer. Sejak tahun 1962, kelompok ini terdiri dari John Lennon (gitar ritem, vokal), Paul McCartney (gitar bass, vokal), George Harrison (gitar utama, vokal), Ringo Starr (drum, vokal). Bermula dari aliran skiffle dan rock and roll 1950-an, kelompok ini nantinya memainkan musik dalam berbagai genre mulai dari folk rock sampai rock psikedelik, memasukkan juga unsur musik klasik dan elemen lain dengan cara inovatif. The Beatles dipandang sebagai perwujudan ide-ide progresif, berpengaruh terhadap revolusi sosial budaya dekade 60-an.", "question_text": "Kapankah The Beatles berdiri ?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 93, "limit_byte": 97}]} {"id": "509381553604953491-0", "language": "indonesian", "document_title": "Borobudur", "passage_text": "Borobudur adalah sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Candi ini terletak kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86km di sebelah barat Surakarta, dan 40km di sebelah barat laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Borobudur adalah candi atau kuil Buddha terbesar di dunia[1][2], sekaligus salah satu monumen Buddha terbesar di dunia[3].", "question_text": "Apa peninggalan sejarah kerajaan Budha terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Borobudur", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-174229759620434893-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Republik (India)", "passage_text": "Hari Republik (bahasa Inggris: Republic Day) ialah hari raya nasional di India yang diperingati pada tanggal 26 Januari. Meskipun India telah merdeka pada tanggal 15 Agustus 1947, konstitusinya baru disahkan pada tanggal 26 Januari 1950. Sampai hari peringatan tersebut, penguasa Britania Raya masih disebut sebagai Kaisar India. Dalam konstitusi tersebut, bentuk negara republik diambil oleh India.", "question_text": "Kapankah hari kemerdekaan India ?", "answers": [{"text": "15 Agustus 1947", "start_byte": 163, "limit_byte": 178}]} {"id": "-240409762263848429-27", "language": "indonesian", "document_title": "Tanzania", "passage_text": "Semula Tanzania bernama United Republic of Tanganyika and Zanibar, namun pada tanggal 26 April 1964 berubah menjadi United Republic of Tanzania, dengan ibukotanya yang sangat terkenal Dar-es-Salam.", "question_text": "Apakah ibu kota Tanzania?", "answers": [{"text": "Dar-es-Salam", "start_byte": 184, "limit_byte": 196}]} {"id": "2218016673743036745-14", "language": "indonesian", "document_title": "Nicolaus Copernicus", "passage_text": "Osiander menjuduli karya itu De revolutionibus orbium coelestium (Mengenai Perputaran Bola-Bola Langit). Dengan mencantumkan frasa “bola-bola langit”, Osiander menyiratkan bahwa karya itu dipengaruhi oleh gagasan Aristoteles. Osiander juga menulis kata pengantar anonim, yang menyatakan bahwa hipotesis dalam buku itu bukanlah artikel tentang iman dan belum tentu benar. Copernicus tidak menerima salinan dari buku yang dicetak itu, yang diubah dan dikompromikan tanpa seizinnya, sampai hanya beberapa jam sebelum kematiannya pada tahun 1543.", "question_text": "umur berapakah Niklas Koppernigk meninggal?", "answers": [{"text": "1543", "start_byte": 541, "limit_byte": 545}]} {"id": "6345846660274436754-1", "language": "indonesian", "document_title": "Musibah KM Gurita", "passage_text": "Tipe: Feri Roll On - Roll Off (RORO)\nPanjang: 32,45 meter\nLebar: 7,82 meter\nTinggi: 2,54 meter\nPanjang Ukuran Tempat Parkir: 2,30 meter\nTahun Pembuatan: 1970\nTempat Pembuatan: Bina Simpaku, Tokyo, Jepang\nBerat: 196,08 Ton\nKapasitas Penumpang: 210 orang", "question_text": "Berapa berat kapal feri KM Gurita?", "answers": [{"text": "196,08 Ton", "start_byte": 211, "limit_byte": 221}]} {"id": "-8339308936500943841-0", "language": "indonesian", "document_title": "Usus halus", "passage_text": "\nUsus halus atau usus kecil adalah bagian dari saluran pencernaan yang terletak di antara lambung dan usus besar. Usus halus terdiri dari tiga bagian yaitu usus dua belas jari (duodenum), usus kosong (jejunum), dan usus penyerapan (ileum). Pada usus dua belas jari terdapat dua muara saluran yaitu dari pankreas dan kantung empedu.", "question_text": "Dimana letak usus halus?", "answers": [{"text": "di antara lambung dan usus besar", "start_byte": 80, "limit_byte": 112}]} {"id": "-7468063688648368067-3", "language": "indonesian", "document_title": "Baladewa", "passage_text": "Akhirnya, Rohini menyambut Baladewa sebagai putranya. Pada masa kecilnya, ia bernama Rama. Namun karena kekuatannya yang menakjubkan, ia disebut Balarama (Rama yang kuat) atau Baladewa. Baladewa menghabiskan masa kanak-kanaknya sebagai seorang pengembala sapi bersama Kresna dan teman-temannya. Ia menikah dengan Rewati, putri Raiwata dari Anarta.", "question_text": "Siapakah istri Baladewa?", "answers": [{"text": "Rewati", "start_byte": 313, "limit_byte": 319}]} {"id": "-1985361037509683099-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee India", "passage_text": "Rupee India (Devanagari: रुपया) (simbol: ₹; kode ISO 4217: INR) adalah mata uang resmi negara India yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 paisa. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 1862.", "question_text": "apakah mata uang negara india?", "answers": [{"text": "Rupee India", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-3719126397253387388-1", "language": "indonesian", "document_title": "Monarki", "passage_text": "Monarki (atau Kerajaan) berasal dari bahasa Yunani monos (μονος) yang berarti satu, dan archein (αρχειν) yang berarti pemerintah. Monarki merupakan sejenis pemerintahan yang dipimpin oleh seorang penguasa monarki. Monarki atau sistem pemerintahan kerajaan adalah sistem tertua di dunia. Pada awal kurun ke-19, terdapat lebih 900 tahta kerajaan di dunia, tetapi menurun menjadi 240 dalam abad ke-20. Sedangkan pada dekade kedelapan abad ke-20, hanya 40 takhta saja yang masih ada. Dari jumlah tersebut, hanya empat negara mempunyai penguasa monarki yang mutlak dan selebihnya memiliki sistem monarki konstitusional.", "question_text": "Disebut apakah pemimpin negara dalam sistem monarki ?", "answers": [{"text": "penguasa monarki", "start_byte": 207, "limit_byte": 223}]} {"id": "-515183342052641630-0", "language": "indonesian", "document_title": "Giulio Douhet", "passage_text": "\nJenderal Giulio Douhet (Caserta 30 Mei 1869 – Roma 15 Februari 1930) adalah seorang ahli teori strategi kekuatan udara Italia.[1] Dia adalah seorang pendukung kunci pengeboman strategis dalam peperangan udara.", "question_text": "Dimana Jenderal Giulio Douhet meninggal?", "answers": [{"text": "15 Februari 1930", "start_byte": 54, "limit_byte": 70}]} {"id": "5690901045210565062-33", "language": "indonesian", "document_title": "Kematian Muhammad", "passage_text": "Beberapa bulan setelah ziarah perpisahan, Muhammad jatuh sakit dan menderita selama beberapa hari dengan demam, sakit kepala, dan kelemahan. Dia meninggal pada hari Senin, 8 Juni 632, di Madinah, pada usia 62 atau 63, di rumah istrinya Aisha.[46] Dengan kepalanya bertumpu pada pangkuan Aisha, dia memintanya untuk membuang barang dagangan terakhirnya (tujuh koin), lalu mengucapkan kata-kata terakhirnya:", "question_text": "Pada umur berapakah nabi Muhammad wafat ?", "answers": [{"text": "62 atau 63", "start_byte": 206, "limit_byte": 216}]} {"id": "181505984738443139-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Hong Kong", "passage_text": "Bendera Hong Kong adalah sebuah bendera yang menampilkan bunga pohon anggrek hong kong (Bauhinia blakeana) berwarna putih, bercorak, dan berkelopak lima di tengah-tengah bidang berwarna merah. Rancangan bendera ini disetujui pada 4 April 1990 di sesi ketiga Kongres Rakyat Nasional Ketujuh.[1] Pemakaian bendera diatur secara saksama oleh hukum yang disahkan oleh pertemuan eksekutif ke-58 Dewan Negara yang diadakan di Beijing.[2] Rancangan bendera diabadikan di Hukum Dasar Hong Kong, dokumen konstitusional wilayah tersebut[3] dan peraturan perundang-undangan mengenai penggunaan, larangan pemakaian, penghinaan, dan pembuatan bendera dinyatakan di dalam Peraturan Bendera Daerah dan Lambang Daerah.[4] Bendera Hong Kong pertama kali dikibarkan pada 1 Juli 1997, yaitu saat upacara penyerahan yang menandai penyerahan kedaulatan.[5]", "question_text": "Ada berapa warna pada Bendera Hong Kong?", "answers": [{"text": "putih, bercorak, dan berkelopak lima di tengah-tengah bidang berwarna merah", "start_byte": 116, "limit_byte": 191}]} {"id": "8127173948944519129-1", "language": "indonesian", "document_title": "Wangsa Ottonian", "passage_text": "Meskipun tidak pernah menjadi Kaisar, Henry I si Pemburu Burung, Adipati Sachsen, dapat dikatakan pendiri dinasti kerajaan ini, sejak pemilihannya sebagai raja Jerman dapat membuat putranya, Otto I yang Agung untuk mengambil kerajaan tersebut. Karena Otto I kebanyakan raja-raja Jerman juga dimahkotai Kaisar Romawi Suci. Dibawah pemerintahan para penguasa Ottonian, kerajaan Timur Franka akhirnya menjadi Jerman dengan kesimpulan dari penyatuan wilayah adipati dari Lorraine, Sachsen, Franconia, Swabia, Thuringia dan Bayern kedalam satu kerajaan. Juga penyatuan Jerman dengan Kekaisaran Romawi Suci, yang mendominasi sejarah Jerman sampai tahun 1806, dimulai dengan koronasi Otto I yang Agung di Roma tahun 962. Tetapi proyeksi restorasi Kekaisaran Romawi telah gagal di bawah Otto III, Kaisar Romawi Suci.", "question_text": "Siapa raja pertama Dinasti Ottonian?", "answers": [{"text": "Otto I yang Agung", "start_byte": 191, "limit_byte": 208}]} {"id": "1363509814633084936-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Mali", "passage_text": "Kekaisaran Mali dikenal juga sebagai Kekaisaran Manding atau Manden Kurufa adalah suatu peradaban Afrika Barat yang berasal dari bangsa Mandika pada abad pertengahan sekitar abad ke 1235 sampai abad 1610. Kekaisaran ini didirikan oleh Sundiata Keita. Kekaisaran Mali juga terkenal akan kekayaan raja-raja penguasanya, terutama Raja Mansa Musa I. Kekaisaran ini memiliki pengaruh yang besar terhadap kebudayaan Afrika Barat, karena menyebarluaskan pemakaian bahasa, hukum, dan adat istiadat yang diterapkan di daerah tersebut kepada daerah lainnya di sepanjang sungai Niger.[3] Pada puncak kejayaannya, pejabat dan penguasa di Kekaisaran Mali dianugrahkan dengan gelar kehormatan yang saat itu dikenal sebagai \"penguasa yang paling mulia dan terkaya di antara penguasa lainnya\".[4] Kekuasaan kekaisaran Mali meliputi wilayah yang lebih luas dari Eropa Barat dan terdiri dari berbagai kerajaan boneka dan terbagi menjadi provinsi-provinsi.", "question_text": "Berapa lama masa pemerintahan Kekaisaran Mali?", "answers": [{"text": "abad ke 1235 sampai abad 1610", "start_byte": 174, "limit_byte": 203}]} {"id": "6813934262701468730-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Nias", "passage_text": "\nSuku Nias adalah kelompok masyarakat yang hidup di pulau Nias. Dalam bahasa aslinya, orang Nias menamakan diri mereka \"Ono Niha\" (Ono = anak/keturunan; Niha = manusia) dan pulau Nias sebagai \"Tanö Niha\" (Tanö = tanah).", "question_text": "Apa nama suku asli penduduk Nias ?", "answers": [{"text": "Suku Nias", "start_byte": 1, "limit_byte": 10}]} {"id": "6405374369833637453-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alfabet Yunani", "passage_text": "Alfabet Yunani (Greek: Ελληνικό αλφάβητο, Elli̱nikó alfávi̱to) adalah sebuah alfabet yang terdiri dari 24 huruf yang telah digunakan untuk menuliskan bahasa Yunani sejak akhir abad ke-9 SM atau awal abad ke-8 SM. Ini merupakan tulisan alfabet tertua yang masih digunakan sekarang. Huruf-huruf ini juga digunakan untuk mewakili angka Yunani (nomor), sejak abad ke-2 SM.", "question_text": "Ada berapa jumlah karakter dalam bahasa Yunani?", "answers": [{"text": "24", "start_byte": 123, "limit_byte": 125}]} {"id": "-6105581990457662569-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nasional Indonesia", "passage_text": "\n\nPartai Nasional Indonesia atau dikenal juga PNI adalah partai politik tertua di Indonesia. Partai ini didirikan pada 4 Juli 1927 [note 1] dengan nama Perserikatan Nasional Indonesia dengan ketuanya pada saat itu adalah Dr. Tjipto Mangunkusumo, Mr. Sartono, Mr. Iskaq Tjokrohadisuryo, dan Mr. Sunaryo.[2]", "question_text": "kapankah Partai Nasional Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "4 Juli 1927", "start_byte": 119, "limit_byte": 130}]} {"id": "3063358898580476303-0", "language": "indonesian", "document_title": "Operasi Blackcock", "passage_text": "Operasi Blackcockadalah Operasi untuk mengusir pasukan jerman dari Segitiga Roer, yang dibentuk oleh kota Roermond dan Sittard di Belanda dan Heinsberg di Jerman selama pertempuran di Front Barat dalam Perang Dunia II. Hal ini dilakukan oleh Angkatan Darat Ke-2 Inggris antara tanggal 14 dan 26 Januari 1945. Tujuannya adalah untuk mendorong Angkatan Darat ke-15 Jerman kembali ke seberang sungai Roer dan Wurm dan memindahkan garis depan jauh ke Jerman. Operasi itu dilakukan oleh Koprs XII Inggris yang dipimpin oleh Letnan Jenderal Neil Ritchie yang terdiri dari tiga divisi: Divisi Lapis Baja ke-7 (Mayor Jenderal Lewis Lyne), Divisi Infanteri ke-43 (Wessex) (Mayor Jenderal Gwilym Ivor Thomas) dan Divisi Infanteri ke-52 (Dataran Rendah) (Mayor Jenderal Edmund Hakewill-Smith). Operasi ini yang dinamai berdasarkan burung belibis hitam Skotlandia, relatif tidak dikenal meskipun ada pertempuran sengit yang terjadi di setiap desa dan dusun dalam Segitiga Roer.", "question_text": "Kapan Operasi Blackcock berlangsung ?", "answers": [{"text": "gal 14 dan 26 Januari", "start_byte": 285, "limit_byte": 306}]} {"id": "6690894278973870820-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "berapakah luas Republik Tiongkok?", "answers": [{"text": "9,69 juta kilometer persegi", "start_byte": 452, "limit_byte": 479}]} {"id": "-2732376052162067489-3", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Atlantik", "passage_text": "\nMencakupi sekitar 20% permukaan Bumi, Samudra Atlantik berada di urutan kedua terbesar dalam segi ukurannya setelah Samudra Pasifik. Bersama dengan lautan di sekitarnya ia mempunyai luas sebesar 106.450.000km²; jika lautan di sekitarnya tidak dihitung, luasnya 82.362.000km². Jumlah wilayah yang mengalir ke Samudra Atlantik lebih besar empat kali daripada Samudra Pasifik maupun Samudra Hindia. Volume Samudra Atlantik dengan lautan sekitarnya adalah 354.700.000km³ dan tanpanya adalah 323.600.000km³.", "question_text": "Berapakah luas Samudra Atlantik ?", "answers": [{"text": "106.450.000km²", "start_byte": 196, "limit_byte": 211}]} {"id": "-3061038653135241747-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reseptor terhubung protein G", "passage_text": "\nReseptor terhubung protein G (GPCR), juga dikenal sebagai reseptor domain tujuh transmembran, reseptor 7TM, reseptor heptaheliks, reseptor serpentin, dan reseptor terkait protein G (GPLR), merupakan famili protein besar dari reseptor yang mendeteksi molekul di luar sel dan mengaktifkan jalur transduksi sinyal internal dan memberikan respons seluler. [2]", "question_text": "Apa itu reseptor serpentin?", "answers": [{"text": "famili protein besar dari reseptor yang mendeteksi molekul di luar sel dan mengaktifkan jalur transduksi sinyal internal dan memberikan respons seluler", "start_byte": 200, "limit_byte": 351}]} {"id": "-8746022066347985173-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyerbuan", "passage_text": "Invasi adalah aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa. Invasi bisa menjadi penyebab perang, bisa digunakan sebagai strategi untuk menyelesaikan perang, atau bisa menjadi inti dari perang itu sendiri.", "question_text": "Apakah pengertian dari Invasi ?", "answers": [{"text": "aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa", "start_byte": 14, "limit_byte": 200}]} {"id": "-5236009149293023804-0", "language": "indonesian", "document_title": "Krona Norwegia", "passage_text": "Krona Norwegia [ˈkɾuːnə] (sign: kr; code: NOK) adalah nama mata uang negara Norwegia. Satu krone bercabang 100 ore. Mata uang ini pertama kali dipakai sejak tahun 1875.", "question_text": "apakah mata uang yang di gunakan di Norwegia?", "answers": [{"text": "Krona Norwegia", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "6593034618370052439-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Gadang", "passage_text": "\nRumah Gadang adalah nama untuk rumah adat Minangkabau yang merupakan rumah tradisional dan banyak di jumpai di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Rumah ini juga disebut dengan nama lain oleh masyarakat setempat dengan nama Rumah Bagonjong atau ada juga yang menyebut dengan nama Rumah Baanjuang.[1].", "question_text": "Apa rumah adat Padang?", "answers": [{"text": "Rumah Gadang", "start_byte": 1, "limit_byte": 13}]} {"id": "-3843537927086271891-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peristiwa Kudeta Angkatan Perang Ratu Adil", "passage_text": "\nPeristiwa Kudeta Angkatan Perang Ratu Adil atau Kudeta 23 Januari adalah peristiwa yang terjadi pada 23 Januari 1950 di mana kelompok milisi Angkatan Perang Ratu Adil (APRA) yang ada di bawah pimpinan mantan Kapten KNIL Raymond Westerling yang juga mantan komandan Depot Speciale Troepen (Pasukan Khusus) KNIL, masuk ke kota Bandung dan membunuh semua orang berseragam TNI yang mereka temui. Aksi gerombolan ini telah direncanakan beberapa bulan sebelumnya oleh Westerling dan bahkan telah diketahui oleh pimpinan tertinggi militer Belanda.", "question_text": "dimanakah Peristiwa Kudeta Angkatan Perang Ratu Adil terjadi pertama kali?", "answers": [{"text": "kota Bandung", "start_byte": 321, "limit_byte": 333}]} {"id": "-3362057879938738893-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Malaysia", "passage_text": "Ibu kota Malaysia ialah Kuala Lumpur. Kota ini menjadi pusat utama bagi kegiatan kebudayaan, bisnis serta keuangan di Malaysia. Parlemen Malaysia serta kediaman resmi Yang di-Pertuan Agong juga terletak di Kuala Lumpur. Pada tahun 2001, pusat pemerintahan persekutuan Malaysia dipindahkan dari Kuala Lumpur ke kota baru Putrajaya yang terkadang disebut sebagai ibu kota persekutuan. Kedua kota tersebut, bersama Labuan, mempunyai status Wilayah Persekutuan Malaysia.", "question_text": "Apa nama Ibukota negara Malaysia ?", "answers": [{"text": "Kuala Lumpur", "start_byte": 24, "limit_byte": 36}]} {"id": "1579676063550651427-1", "language": "indonesian", "document_title": "Peridotit", "passage_text": "Peridotit adalah batuan yang dominan pada bagian atas mantel bumi. Komposisi nodula peridotit, yang ditemukan di basal tertentu dan pipa berlian (kimberlit), mendapat perhatian khusus, karena mereka menyediakan sampel dari mantel bumi yang dibawa dari kedalaman mulai dari sekitar 30 km sampai 200 km atau lebih. Beberapa nodula menyimpan rasio isotop osmium dan unsur lain yang merekam proses yang terjadi ketika bumi terbentuk, dan sehingga mereka menarik perhatian para ahli paleontologi karena mereka memberikan petunjuk komposisi awal mantel bumi dan kompleksitas proses yang terjadi.", "question_text": "Apa pengertian dari batuan peridotit?", "answers": [{"text": "batuan yang dominan pada bagian atas mantel bumi", "start_byte": 17, "limit_byte": 65}]} {"id": "2966940256335435050-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "\n\nSejarah Tiongkok adalah salah satu sejarah kebudayaan tertua di dunia. Dari penemuan arkeologi dan antropologi, daerah Tiongkok telah didiami oleh manusia purba sejak 1,7 juta tahun yang lalu. Peradaban Tiongkok berawal dari berbagai negara kota di sepanjang lembah Sungai Kuning pada zaman Neolitikum. Sejarah tertulis Tiongkok dimulai sejak Dinasti Shang (k. 1750-1045 SM).[1] Cangkang kura-kura dengan aksara Tionghoa kuno yang berasal dari Dinasti Shang memiliki penanggalan radiokarbon hingga 1500 SM.[2] Budaya, sastra, dan filsafat Tiongkok berkembang pada zaman Dinasti Zhou (1045-256 SM) yang melanjutkan Dinasti Shang. Dinasti ini merupakan dinasti yang paling lama berkuasa dan pada zaman dinasti inilah aksara Tionghoa modern mulai berkembang.", "question_text": "Dinasti apakah yang terlama di Tiongkok ?", "answers": [{"text": "Dinasti Zhou", "start_byte": 572, "limit_byte": 584}]} {"id": "-7646354604611445109-0", "language": "indonesian", "document_title": "Festival Film Indonesia 2007", "passage_text": "Festival Film Indonesia 2007 adalah Festival Film Indonesia yang ke-27. Malam Puncak FFI 2007 dilangsungkan pada tanggal 14 Desember 2007 di Gedung Anjung Seni Idrus Tintin di Kompleks Bandar Seni Raja Ali Haji (Serai), Kota Pekanbaru, Riau. Pekanbaru menjadi tempat pertama di luar Jakarta untuk menggelar hajatan FFI setelah 22 tahun terakhir. Ajang penghargaan ini digelar di luar Jakarta terakhir pada tahun 1985 di Kota Bandung.[5][6] Festival Film Indonesia 2007 diikuti oleh 29 film nasional yang turut serta di ajang ini.", "question_text": "Dimana Festival Film Indonesia 2007 diadakan", "answers": [{"text": "Gedung Anjung Seni Idrus Tintin di Kompleks Bandar Seni Raja Ali Haji (Serai), Kota Pekanbaru, Riau", "start_byte": 141, "limit_byte": 240}]} {"id": "1883936175373983968-3", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardus Benyamin Moerdani", "passage_text": "Moerdani lahir pada 2 Oktober 1932 di Cepu, Blora, Jawa Tengah dari pasangan R.G. Moerdani Sosrodirjo, seorang pekerja kereta api dan istrinya yang seorang Indo Eurasia Jeanne Roech, yang memiliki darah setengah Jerman. Moerdani adalah anak ke-3 dari 11 bersaudara. Meskipun seorang Muslim, Moerdani Sosrodirjo mentolerir istrinya dan iman Katolik anak-anaknya.[1]", "question_text": "Kapan L.B. Moerdani lahir?", "answers": [{"text": "2 Oktober 1932", "start_byte": 20, "limit_byte": 34}]} {"id": "-6287771025934400333-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kapitalisme", "passage_text": "Istilah kapitalisme, dalam arti modern, sering dikaitkan dengan Karl Marx.[3][4] Dalam magnum opus Das Kapital, Marx menulis tentang \"cara produksi kapitalis\" dengan menggunakan metode pemahaman yang sekarang dikenal sebagai Marxisme. Namun, sementara Marx jarang menggunakan istilah \"kapitalisme\", namun digunakan dua kali dalam interpretasi karyanya yang lebih politik, terutama ditulis oleh kolaborator Friedrich Engels. Pada abad ke-20 pembela sistem kapitalis sering menggantikan kapitalisme jangka panjang dengan frasa seperti perusahaan bebas dan perusahaan swasta dan diganti dengan kapitalis rente dan investor sebagai reaksi terhadap konotasi negatif yang terkait dengan kapitalisme.[5]", "question_text": "Siapa yang menciptakan teori kapitalis ?", "answers": [{"text": "Karl Marx", "start_byte": 64, "limit_byte": 73}]} {"id": "6949043014912748658-34", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Ibukota kemudian disepakati pindah ke Berlin lagi pada tahun 1994 (berdasarkan Akta Berlin/Bonn). Relokasi pemerintahan baru selesai pada tahun 1999.[24] Bonn sendiri mendapatkan status sebagai Bundesstadt (kota federal) karena menjadi tempat beberapa kementrian.[25] Sejak bersatu, Jerman menjadi lebih aktif dalam keanggotaannya di Uni Eropa dan NATO. Jerman mengirim pasukan perdamaian untuk menjaga stabilitas di Balkan dan mengirim pasukan tentara ke Afganistan sebagai usaha meredam pasukan Taliban.[26] Penurunan pasukan ini menjadi kontroversial karena menurut aturan domestik mereka, Jerman mengirim pasukan hanya untuk peran pertahanan.[27] Pada tahun 2005, Angela Merkel menjadi Kanselir Jerman wanita pertama dengan koalisi besar di pemerintahan.[23]", "question_text": "Apakah ibukota negara Jerman ?", "answers": [{"text": "Berlin", "start_byte": 38, "limit_byte": 44}]} {"id": "66326273050762080-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen", "passage_text": "Monumen adalah jenis bangunan yang dibuat untuk memperingati seseorang atau peristiwa yang dianggap penting oleh suatu kelompok sosial sebagai bagian dari peringatan kejadian pada masa lalu. Seringkali monumen berfungsi sebagai suatu upaya untuk memperindah penampilan suatu kota atau lokasi tertentu. Beberapa ibu kota pusat pemerintahan seperti Washington D.C., New Delhi, dan Brasília memang telah dirancang sedemikian rupa sehingga dibangun meliputi banyak monumen kenegaraan. Lokasi Monumen Washington dirancang untuk membentuk ruang publik yang rapi dan teratur. Bangunan fungsional yang menjadi semakin penting karena usianya, ukurannya, atau makna sejarahnya, dapat juga dianggap sebagai monumen. Dalam hal ini dapat karena ukurannya yang besar atau usianya yang tua seperti contohnya Tembok Besar. Beberapa negara menggunakan istilah \"monumen purbakala\" untuk merujuk pada situs arkeologi penting, seperti Borobudur. Atau bahkan situs purbakala yang dulunya merupakan kompleks permukiman, seperti situs Pompeii.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan monumen ?", "answers": [{"text": "jenis bangunan yang dibuat untuk memperingati seseorang atau peristiwa yang dianggap penting oleh suatu kelompok sosial sebagai bagian dari peringatan kejadian pada masa lalu", "start_byte": 15, "limit_byte": 189}]} {"id": "5586334789878689408-4", "language": "indonesian", "document_title": "Trigonometri", "passage_text": "Matematikawan Yunani Hipparchus sekitar 150 SM menyusun tabel trigonometri untuk menyelesaikan segitiga.", "question_text": "apakah kegunaan tabel Trigonometri?", "answers": [{"text": "menyelesaikan segitiga", "start_byte": 81, "limit_byte": 103}]} {"id": "7329844324738188247-0", "language": "indonesian", "document_title": "Awan", "passage_text": "\n\nAwan adalah massa yang dapat dilihat dari tetesan air atau kristal beku tergantung di atmosfer di atas permukaan bumi atau permukaan planet lain. Awan juga massa terlihat yang tertarik oleh gravitasi, seperti massa materi dalam ruang yang disebut awan antar bintang dan nebula. Awan dipelajari dalam ilmu awan atau fisika awan, suatu cabang meteorologi.", "question_text": "Apakah nama ilmu yang mempelajari tentang awan?", "answers": [{"text": "ilmu awan", "start_byte": 302, "limit_byte": 311}]} {"id": "3483824734647405098-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Spanyol", "passage_text": "Bahasa Spanyol adalah bahasa resmi dari Kerajaan Spanyol, Guinea Khatulistiwa, dan 20 negara Hispanik lainnya (21 jika mengikutsertakan Puerto Riko sebagai sebuah negara) di Amerika Latin.", "question_text": "Apa bahasa yang digunakan mayoritas penduduk spanyol ?", "answers": [{"text": "Bahasa Spanyol", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "7688802674959620430-74", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Mali", "passage_text": "\nKekelahan mansa mendapatkan perhatian Moroko dan dapat menyelamatkannya dari takdir Songhai. Mandinka sendirilah yang mengakibatkan kehancuran kekaisarannya. Sekitar tahun 1610, Mahmud IV tewas. Tradisi menyatakan bahwa ia memiliki tiga anak yang bertempur terhadap sisa Manden. Tidak ada satu orangpun yang menguasai Manden setelah kematian Mahmuud IV, mengakibatkan berakhirnya kekaisaran Mali selamanya.[48]", "question_text": "Apa penyebab Kekaisaran Mali jatuh?", "answers": [{"text": "Tidak ada satu orangpun yang menguasai Manden setelah kematian Mahmuud IV", "start_byte": 280, "limit_byte": 353}]} {"id": "5243097076070458950-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kalibrasi", "passage_text": "Definisi Kalibrasi\n\nMenurut ISO/IEC Guide 17025:2005 dan Vocabulary of International Metrology (VIM) adalah serangkaian kegiatan yang membentuk hubungan antara nilai yang ditunjukkan oleh instrumen ukur atau sistem pengukuran, atau nilai yang diwakili oleh bahan ukur, dengan nilai-nilai yang sudah diketahui yang berkaitan dari besaran yang diukur dalam kondisi tertentu.\n\nDengan kata lain:\n\nKalibrasi adalah kegiatan untuk menentukan kebenaran konvensional nilai penunjukkan alat ukur dan bahan ukur dengan cara membandingkan terhadap standar ukur yang mampu telusur (traceable) ke standar nasional maupun internasional untuk satuan ukuran dan/atau internasional dan bahan-bahan acuan tersertifikasi.", "question_text": "apa yang dimaksud dengan kalibrasi?", "answers": [{"text": "erangkaian kegiatan yang membentuk hubungan antara nilai yang ditunjukkan oleh instrumen ukur atau sistem pengukuran, atau nilai yang diwakili oleh bahan ukur, dengan nilai-nilai yang sudah diketahui yang berkaitan dari besaran yang diukur dalam kondisi tertentu", "start_byte": 109, "limit_byte": 371}]} {"id": "5245189727932204104-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nokia", "passage_text": "Kata Nokia berasal dari nama sebuah komunitas yang tinggal di sungai Emakoski di negara Finlandia Selatan. Nokia didirikan sebagai perusahaan penggilingan pulp oleh Fredrik Idestam pada tahun 1865. Perusahaan Karet Finlandia kemudian mendirikan pabriknya di kawasan sekitarnya pada awal abad ke-20 dan mulai menggunakan merek Nokia.", "question_text": "Kapan perusahaan nokia berdiri ?", "answers": [{"text": "1865", "start_byte": 192, "limit_byte": 196}]} {"id": "2616467305813562534-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Trobriand", "passage_text": "Kepulauan Trobriand terletak pada koordinat , sekitar 384 km di timur Port Moresby, ibukota Papua Nugini.[4][5] Kepulauan ini terdiri dari 28 buah pulau ; empat pulau terbesarnya adalah Kiriwina, Kaileuna, Vakuta dan Kitava dengan total luas daratan sekurangnya 440 kilometer persegi.[5][3] Pulau terbesar, Kiriwina, memiliki bentuk yang memanjang hingga 40 kilometer dan lebar hanya 3,2-12,8 kilometer, sementara ukuran pulau-pulau lain di kepulauan ini jauh lebih kecil. Topografi dari kepulauan Trobriand relatif datar, terkecuali untuk pulau Kitava dimana terdapat tebing yang menjulang setinggi 90 meter.[3][6] Kondisi pantainya juga dipenuhi oleh karang hingga 10 kilometer dari bibir pantai. Kepulauan ini juga memiliki banyak daerah rawa-rawa dan daratan yang terbentuk dari pasang-surut air laut.[3] Daerah yang relatif kering digunakan oleh penduduk Trobriand untuk bercocok tanam dan hasilnya kemudian menjadi komoditas yang diperdagangkan antar pulau.[5]Karena berada relatif dekat dengan garis kathulistiwa, kepulauan Trobriand memiliki iklim tropis dengan dua musim: musim hujan biasa berlangsung dari Desember hingga April dan musim kemarau berlangsung dari Mei hingga November.[1] Pada musim kemarau atau musim kering, Penduduk kepulauan Trobriand menghabiskan waktu mereka di kebun atau ladang. Hasil utama dari kegiatan agrikultur penduduk kepulauan Trobriand diantaranya: ubi jalar, talas, ubi manis, ketela, dan sayuran hijau. Panen ubi-ubian biasa dilakukan tiap tahun antara bulan Juni dan Agustus.[1]", "question_text": "Apakah pulau terbesar di Kepulauan Kiriwina?", "answers": [{"text": "Kiriwina, Kaileuna, Vakuta dan Kitava", "start_byte": 186, "limit_byte": 223}]} {"id": "2873093866648206965-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Agung Al-Furqon Bandar Lampung", "passage_text": "Masjid Agung Al Furqon Bandar Lampung atau Masjid Al Furqon merupakan masjid terbesar di Bandar Lampung dan Lampung yang terletak di jantung kota di Jl.Diponegoro atau tepatnya di persimpangan antara Jl.Dr. Susilo dan Jl.Diponegoro dekat perkantoran Pemda Kota Bandar Lampung.", "question_text": "Apakah masjid terbesar di Lampung?", "answers": [{"text": "Masjid Al Furqon", "start_byte": 43, "limit_byte": 59}]} {"id": "-5132372153677893282-2", "language": "indonesian", "document_title": "Abjad Arab", "passage_text": "Abjad Arab (الأَبْجَدِيَّة العَرَبِيَّة al-abjadīyah al-ʻarabīyah atau الحُرُوف العَرَبِيَّة al-ḥurūf al-ʻarabīyah) atau huruf hijaiah adalah aksara bahasa Arab yang telah dikodifikasi untuk penulisan bahasa Arab. Abjad Arab ditulis dari kanan ke kiri bergaya kursif dan terdiri dari 28 huruf.", "question_text": "berapakah jumlah huruf dalam bahasa arab?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 338, "limit_byte": 340}]} {"id": "7354922669129589509-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teologi", "passage_text": "Teologi (bahasa Yunani θεος, theos, \"], Tuhan\", dan λογια, logia, \"kata-kata,\" \"ucapan,\" atau \"wacana\") adalah wacana yang berdasarkan nalar mengenai agama, spiritualitas dan Tuhan (Lih. bawah, \"Teologi dan agama-agama lain di luar agama Kristen\"). Dengan demikian, teologi adalah ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama. Teologi meliputi segala sesuatu yang berhubungan dengan Tuhan. Para teolog berupaya menggunakan analisis dan argumen-argumen rasional untuk mendiskusikan, menafsirkan dan mengajar dalam salah satu bidang dari topik-topik agama. Teologi memampukan seseorang untuk lebih memahami tradisi keagamaannya sendiri ataupun tradisi keagamaan lainnya, menolong membuat perbandingan antara berbagai tradisi, melestarikan, memperbarui suatu tradisi tertentu, menolong penyebaran suatu tradisi, menerapkan sumber-sumber dari suatu tradisi dalam suatu situasi atau kebutuhan masa kini, atau untuk berbagai alasan lainnya.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ilmu teologi?", "answers": [{"text": "mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama", "start_byte": 300, "limit_byte": 367}]} {"id": "-428553117458436974-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet Indonesia", "passage_text": "Sejarah internet Indonesia dimulai pada awal tahun 1990-an. Saat itu jaringan internet di Indonesia lebih dikenal sebagai paguyuban network, di mana semangat kerjasama, kekeluargaan & gotong royong sangat hangat dan terasa di antara para pelakunya. Agak berbeda dengan suasana Internet Indonesia pada perkembangannya kemudian yang terasa lebih komersial dan individual di sebagian aktivitasnya, terutama yang melibatkan perdagangan Internet.\nSejak 1988, ada pengguna awal Internet di Indonesia yang memanfaatkan dan untuk mengakses internet.", "question_text": "Kapan internet mulai digunakan di Indonesia ?", "answers": [{"text": "1990", "start_byte": 51, "limit_byte": 55}]} {"id": "-8207074358113321208-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alga", "passage_text": "Alga (jamak Algae) adalah sekelompok organisme autotrof yang tidak memiliki organ dengan perbedaan fungsi yang nyata. Alga bahkan dapat dianggap tidak memiliki \"organ\" seperti yang dimiliki tumbuhan (akar, batang, daun, dan sebagainya). Karena itu, alga pernah digolongkan pula sebagai tumbuhan bertalus. ", "question_text": "Apa itu alga ?", "answers": [{"text": "sekelompok organisme autotrof yang tidak memiliki organ dengan perbedaan fungsi yang nyata", "start_byte": 26, "limit_byte": 116}]} {"id": "-3180926961361958615-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Rinjani", "passage_text": "\nGunung Rinjani adalah gunung yang berlokasi di Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat. Gunung yang merupakan gunung berapi kedua tertinggi di Indonesia dengan ketinggian 3.726 m dpl serta terletak pada lintang 8º25' LS dan 116º28' BT ini merupakan gunung favorit bagi pendaki Indonesia karena keindahan pemandangannya. Gunung ini merupakan bagian dari Taman Nasional Gunung Rinjani yang memiliki luas sekitar 41.330 ha dan ini akan diusulkan penambahannya sehingga menjadi 76.000 ha ke arah barat dan timur.", "question_text": "berapakah luas Gunung Rinjani?", "answers": [{"text": "76.000 ha", "start_byte": 471, "limit_byte": 480}]} {"id": "-6343548318605639650-19", "language": "indonesian", "document_title": "Sigurd", "passage_text": "Adaptasi yang paling terkenal dari legenda Sigurd adalah edaran Gesamtkunstwerk, Richard Wagner Der Ring des Nibelungen (yang ditulis di sekitar tahun 1848 dan 1874). Legenda Sigurd adalah dasar Siegfried dan mengkontribusikan kisah-kisah Die Walküre dan Götterdämmerung.\nPuisi epik William Morris, Sigurd si Volsung (1876) adalah narasi kembali utama dari kisah di dalam ayat bahasa Inggris.\nPada tahun 1884 komposer Perancis Ernest Reyer menulis sebuah opera yang kurang terkenal Sigurd, yang meringkas kisah itu ke dalam sebuah drama malam.\nIlustrator Arthur Rackham menarik 70 terjemahan kisah buku Siegfried & The Twilight of the Gods, yang diterjemahkan oleh Margaret Armour (1910).\nArthur Peterson, Jr. mempublikasikan sebuah terjemahan dari mitos Sigurd yang berjudul Andvari's Ring, pada tahun 1916.\nFritz Lang dan istrnya Thea von Harbou mengadaptasi kisah Sigurd (yang disebut Siegfried) untuk bagian pertama dari sepasang film bisu mereka pada tahun 1924, Die Nibelungen.\nJ.R.R. Tolkien menulis versi hikayat Volsunga di dalam The Legend of Sigurd and Gudrún, yang dipublikasikan oleh putranya Christopher Tolkien pada tahun 2009. Buku ini terdiri dari dua puisi narasi: \"The new lay of the Volsungs\" and \"The new lay of Gudrun\". Di dalam bahasa Inggris Modern namun meternya adalah bahwa puisi aliterasi Skandinavia kuno.\nPenulis kisah fantasi, Diana L. Paxson menceritakan kembali kisah trilogi Wodan's Children: The Wolf and the Raven (1993), The Dragons of the Rhine (1995), dan The Lord of Horses (1996).\nStephan Grundy menceritakan kembali kisah itu di dalam Rhinegold (1995).\nMelvin Burgess berdasarkan post-apokalipsnya, duologi Bloodtide (1999) dan Bloodsong (2007) pada Hikayat Volsunga. Novel pertama difokuskan pada Sigmund, dan yang kedua pada Sigurd.\nDi dalam serial TV 2013, Vikings, Putri Aslaug, istri kedua Ragnar Lodbrok, mengaku sebagai putri Brunhild dan si pembunuh naga, Sigurd.\nDi dalam film tahun 2013 , \"Django Unchained\", Dr. King Schultz membacakan kisah Sigurd dengan karakter Django. Brunhild bertindak sebagai metafora untuk istri budak Django, \"Hildi\".", "question_text": "Siapa penulis Hikayat Völsunga?", "answers": [{"text": "J.R.R. Tolkien", "start_byte": 987, "limit_byte": 1001}]} {"id": "166238941314611122-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Makassar", "passage_text": "Kota Makassar (Makassar: ᨀᨚᨈ ᨆᨀᨔᨑ, dari 1971 hingga 1999 secara resmi dikenal sebagai Ujung Pandang) adalah ibu kota provinsi Sulawesi Selatan. Makassar merupakan kota metropolitan terbesar di kawasan Indonesia Timur dan pada masa lalu pernah menjadi ibukota Negara Indonesia Timur dan Provinsi Sulawesi. Makassar terletak di pesisir barat daya Pulau Sulawesi dan berbatasan dengan Selat Makassar di sebelah barat, Kabupaten Kepulauan Pangkajene di sebelah utara, Kabupaten Maros di sebelah timur dan Kabupaten Gowa di sebelah selatan.", "question_text": "di provinsi manakah Makassar terletak?", "answers": [{"text": "Sulawesi Selatan", "start_byte": 140, "limit_byte": 156}]} {"id": "1900664148730489704-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Pohsarang", "passage_text": "Gereja Katolik di Pohsarang didirikan atas inisiatif pribadi dari Romo Jan Wolters CM dengan bantuan arsitek terkenal Henri Maclaine Pont pada tahun 1936. Keindahan arsitektur Gereja Pohsarang melekat pada dua nama ini, arsiteknya Ir Maclaine Pont dan pastornya Romo Jan Wolters CM. Ir. Henricus Maclaine Pont sangat pandai dalam membentuk keindahan bangunan Gereja yang mengukir kebudayaan Jawa; sementara Romo Wolters sebagai inisiator memberi roh pengertian mendalam tentang makna sebuah bangunan Gereja dengan banyak simbolisme untuk katekese iman Katolik. Dalam konteks karya misi Gereja Katolik di Keuskupan Surabaya, Romo Wolters dikenal sebagai \"rasul Jawa\" (bersama Romo van Megen CM dan Romo Anton Bastiaensen CM). Disebut \"rasul Jawa\", karena sebagai misionaris Belanda ia sangat mencintai dan menghormati orang Jawa, bahasa Jawa dan kebudayaan serta nilai-nilai kejawaan. Romo Jan Wolters CM adalah pastor di paroki Kediri pada waktu itu. Insinyur Maclaine Pont juga yang menangani pembangunan museum di Trowulan, Mojokerto, yang menyimpan peninggalan sejarah Kerajaan Majapahit. Sehingga bangunan Gereja Pohsarang mirip dengan bangunan Museum Trowulan. Sayang bahwa gedung museum di Trowulan itu sudah hancur pada tahun 1960 karena kurang dirawat dengan baik sebab kurangnya dana untuk pemeliharaan dan perawatan. Romo Wolters, CM, minta agar sedapat mungkin digunakan budaya lokal dalam membangun gereja di stasi Pohsarang, yang merupakan salah satu stasi dari paroki Kediri pada waktu itu.[1]", "question_text": "Siapa yang membangun Gereja Pohsarang?", "answers": [{"text": "Ir Maclaine Pont dan pastornya Romo Jan Wolters CM", "start_byte": 231, "limit_byte": 281}]} {"id": "-1319309774817652901-1", "language": "indonesian", "document_title": "Momofuku Ando", "passage_text": "Pada tahun 1948, Ando mendirikan perusahaan bernama Chukososha(中交総社) yang nantinya disebut Nissin Foods di Ikeda, Prefektur Osaka, Jepang. Ia lulus program magister ekonomi Universitas Ritsumeikan pada tahun 1934; gelar Doktor Honoris Causa diterimanya dari universitas yang sama pada tahun 1994. Ia juga menerima penghargaan Ordo Matahari Terbit Kelas II dari Pemerintah Jepang. Chicken Ramen dan Cup Noodles adalah produk-produk ciptaannya.", "question_text": "Dimana Nissin Food Products lahir ?", "answers": [{"text": "Ikeda, Prefektur Osaka, Jepang", "start_byte": 115, "limit_byte": 145}]} {"id": "-5266313940228322388-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gainax", "passage_text": "Gainax Company, Limited(株式会社ガイナックス,Kabushiki-gaisha Gainakkusu) adalah sebuah studio anime Jepang yang terkenal atas hasil produksinya seperti Gunbuster, The Wings of Honneamise, Nadia: The Secret of Blue Water, Neon Genesis Evangelion, FLCL, dan Tengen Toppa Gurren Lagann yang banyak menerima pujian kritikus[1][2][3] dan juga sukses secara komersial.[4] Perusahaan ini juga sering diasosiasikan dengan sutradara anime Hideaki Anno, pemenang berbagai penghargaan sekaligus salah seorang pendiri studio ini. Perusahaan ini berkantor pusat di Koganei, Tokyo.[5]", "question_text": "Dimana kantor pusat Gainax?", "answers": [{"text": "Koganei, Tokyo", "start_byte": 563, "limit_byte": 577}]} {"id": "1934491893278793966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekspor", "passage_text": "\njmpl|200px|ka|Kegiatan pemuatan barang ekspor.\nEkspor adalah proses transportasi barang atau komoditas dari suatu negara ke negara lain.[1] Proses ini seringkali digunakan oleh perusahaan dengan skala bisnis kecil sampai menengah sebagai strategi utama untuk bersaing di tingkat internasional.[2] Strategi ekspor digunakan karena risiko lebih rendah, modal lebih kecil dan lebih mudah bila dibandingkan dengan strategi lainnya.[2] Strategi lainnya misalnya franchise dan akuisisi.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Ekspor ?", "answers": [{"text": "proses transportasi barang atau komoditas dari suatu negara ke negara lain", "start_byte": 62, "limit_byte": 136}]} {"id": "5384818884326297763-2", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Al-Qur'an terdiri atas 114 surah, 30 juz dan 6236 ayat menurut riwayat Hafsh,[1] 6262 ayat menurut riwayat ad-Dur, atau 6214 ayat menurut riwayat Warsy.[2] Surah-surah dalam Al-Qur'an terbagi atas surah-surah makkiyah dan madaniyah tergantung pada tempat dan waktu penurunan surah tersebut (Mekkah atau Madinah, sebelum atau sesudah hijrah).", "question_text": "berapakah jumlah ayat dalam Al Qur'an?", "answers": [{"text": "6236", "start_byte": 45, "limit_byte": 49}]} {"id": "6578622694806855274-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ultra Maniac", "passage_text": "Ultra Maniac (ウルトラマニアック) adalah serial manga yang ditulis oleh Wataru Yoshizumi. Serial manga ini pernah diangkat sebagai serial anime dengan jumlah 26 episode yang ditayangkan mulai dari tanggal 20 Mei 2003 sampai dengan 11 November 2003. Di Indonesia, anime ini pernah ditayangkan oleh TV7 (sekarang Trans 7) dan Spacetoon Indonesia (sekarang NET.). Serial manga dan anime ini bercerita tentang seorang anggota klub tenis yang bernama Tateishi Ayu, dan teman barunya dari pertukaran pelajar, Nina Sakura, yang sebenarnya dia adalah seorang penyihir amatir dari kerajaan magis.", "question_text": "Kapan episode pertama Ultra Maniac ditayangkan?", "answers": [{"text": "20 Mei 2003", "start_byte": 214, "limit_byte": 225}]} {"id": "-6504006707785228649-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mutiara Hati", "passage_text": "Mutiara Hati merupakan sebuah sinetron yang ditayangkan di SCTV sejak 29 Agustus 2005 hingga tamat tahun 2006. Pemain utama di sinetron ini ialah Novi Aulia, Inneke Koesherawati, Lucky Hakim, Nadia Vega, dan masih banyak lagi. Jumlah episodenya ialah 50+.", "question_text": "Ada berapakah episode sinetron Mutiara Hati ?", "answers": [{"text": "50+", "start_byte": 251, "limit_byte": 254}]} {"id": "7542132794728782382-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shilling Kenya", "passage_text": "Shilling Kenya (Swahili: Shillingi ya Kenya; tanda: KSh; kode: KES) adalah mata uang resmi Kenya yang diterbitkan oleh Bank Sentral Kenya. Satu shilling dibagi menjadi 100 sen. Shilling Kenya menggantikan shilling Afrika Timur pada tanggal 14 September 1966 dengan nilai nominal.[1]", "question_text": "apa nama mata uang Kenya?", "answers": [{"text": "Shilling Kenya", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "4629636836785156920-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hidangan Belgia", "passage_text": "Masakan Belgia dikenal sangat bervariasi dengan beberapa perbedaan di setiap daerah yang memperlihatkan pengaruh perbatasan dengan Perancis, Jerman, dan Belanda. Kadang disebutkan bahwa makanan Belgia adalah makanan sekualitas Perancis yang dihidangkan dengan jumlah besar seperti makanan Jerman.[1][2] Di luar, Belgia terkenal dengan coklat, waffle, kentang goreng, dan birnya.", "question_text": "Apakah makanan khas dari Belgia ?", "answers": [{"text": "coklat, waffle, kentang goreng, dan birnya", "start_byte": 335, "limit_byte": 377}]} {"id": "6532926298624963420-15", "language": "indonesian", "document_title": "Paul Newman", "passage_text": "Pada tahun 1969, Newman meraih penghargaan Golden Globe untuk Sutradara Terbaik film Rachel, Rachel, tetapi dirinya tidak dinominasikan sebagai sutradara terbaik walaupun film ini masuk nominasi sebagai Film Terbaik versi Academy Award. Pada tahun 1984, Newman mendapatkan Piala Golden Globe untuk kategori pencapaian karier seumur hidup (Cecil B. DeMille Lifetime Achievement Award).", "question_text": "Kapan Paul Leonard Newman meraih Piala Golden Globe pertama kali?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 248, "limit_byte": 252}]} {"id": "-731967799403307482-6", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "\n\nIbukota Vietnam adalah Hanoi (dahulu berfungsi sebagai ibukota Vietnam Utara), sedangkan kota terbesar dan terpadat adalah Kota Ho Chi Minh (dahulu dikenal sebagai Saigon).\nprovinsi (dalam Bahasa Vietnam di sebut tỉnh) dan 5 kotamadya yang di kontrol langsung oleh pemerintah pusat dan memiliki level yang sama dengan provinsi (thành phố trực thuộc trung ương). Ke-59 provinsi-provinsi tersebut kemudian dibagi-bagi menjadi kotamadya provinsi (thành phố trực thuộc tỉnh, daerah perkotaan (thị xã) dan pedesaan (huyện), dan kemudian dibagi lagi menjadi kota (thị trấn) atau komune (xã). Sedangkan, 5 kota madya yang dikontrol oleh pemerintah pusat di bagi menjadi distrik (quận) dan kabupaten, dan kemudian, dibagi lagi menjadi kelurahan (phường).", "question_text": "apakah nama ibukota Vietnam?", "answers": [{"text": "Hanoi", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "8337743524285271400-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alexius I dari Trebizond", "passage_text": "Alexios I Megas Komnenos atau Alexius I Megas Comnenus (Greek: Αλέξιος Α΄ Μέγας Κομνηνός, romanized:Alexios I Megas Komnēnos; skt. 1182 – 1 Februari 1222) merupakan, dengan saudaranya David, pendiri Kekaisaran Trebizond, yang ia pimpin dari tahun 1204 sampai kematiannya pada tahun 1222. Kedua bersaudara itu adalah satu-satunya keturunan laki-laki Kaisar Bizantium Andronikos I, yang telah dipecat dan dibunuh pada tahun 1185, dan dengan demikian mengklaim mewakili pemerintahan sah Kekaisaran setelah penaklukkan Konstantinopel oleh Perang Salib Keempat pada tahun 1204. Meskipun saingannya yang memerintah Kekaisaran Nicea berhasil menjadi penerus de facto, dan membuat klaim dinastinya atas takhta kerajaan kekaisaran, keturunan Alexios terus menekankan warisan dan hubungan mereka dengan wangsa Komnenos dengan mengacu pada diri mereka sebagai Megas Komnenos atau Komnenos Agung.[1]", "question_text": "Kapan Alexios I Megas Komnenos lahir?", "answers": [{"text": "1182", "start_byte": 154, "limit_byte": 158}]} {"id": "8412137703411727231-3", "language": "indonesian", "document_title": "Mike Tyson", "passage_text": "Mike Tyson bertanding secara profesional pertama kali pada tanggal 6 Maret 1985 di Albany, New York. Ia menang di ronde pertama. Ia kemudian bertinju 15 kali lagi di 1985, memenangkan semua pertandingan dengan KO, dan hampir semuanya di ronde pertama. Ia bertanding 12 kali di 1986, melejit dalam peringkat para petinju dan menarik perhatian media massa. Pada tanggal 22 November 1986 Tyson mendapat kesempatan pertama untuk meraih gelar, melawan Trevor Berbick untuk kelas berat versi WBC. Dua ronde kemudian, pada usia 20, Tyson menjadi juara dunia kelas berat termuda di dunia.", "question_text": "Kapan Michael Gerard Tyson mulai menjadi petinju ?", "answers": [{"text": "6 Maret 1985", "start_byte": 67, "limit_byte": 79}]} {"id": "2634037314382865094-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "Jepara adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Jepara. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Jawa di barat dan utara, Kabupaten Pati dan Kabupaten Kudus di timur, serta Kabupaten Demak di selatan. Wilayah Kabupaten Jepara juga meliputi Kepulauan Karimunjawa, yang berada di Laut Jawa.", "question_text": "Dimana letak daerah Jepara ?", "answers": [{"text": "Jawa Tengah", "start_byte": 47, "limit_byte": 58}]} {"id": "6029482148142809222-0", "language": "indonesian", "document_title": "Parsec", "passage_text": "Parsec (disingkat pc) adalah satuan panjang yang digunakan dalam astronomi untuk benda-benda di luar Tata Surya. Parsec merupakan singkatan dari \"paralax of one arc second\".", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan parsec ?", "answers": [{"text": "satuan panjang yang digunakan dalam astronomi untuk benda-benda di luar Tata Surya", "start_byte": 29, "limit_byte": 111}]} {"id": "2126111296573764300-3", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi", "passage_text": "Walaupun sejak dulu telah terdapat pemikiran tentang ilmu yang mempelajari manusia bersamaan dengan adanya pemikiran tentang ilmu yang mempelajari alam, akan tetapi karena kerumitan dan kedinamisan manusia untuk dipahami, maka psikologi baru tercipta sebagai ilmu sejak akhir tahun 1800-an yaitu ketika Wilhelm Wundt mendirikan laboratorium psikologi pertama di dunia.", "question_text": "Kapan ilmu psikologi pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1800-an", "start_byte": 282, "limit_byte": 289}]} {"id": "-8893222442619563761-16", "language": "indonesian", "document_title": "Hussein dari Yordania", "passage_text": "Di akhir Januari 1999, Hussein kembali ke Amman sambil pengobatan kanker di AS untuk mengumumkan bahwa putra sulungnya, Abdullah, akan menggantikannya sebagai raja. Raja Hussein mangkat pada usia 63 pada 7 Februari 1999.", "question_text": "Siapakah yang menjabat menjadi raja setelah Hussein bin Talal?", "answers": [{"text": "Abdullah", "start_byte": 120, "limit_byte": 128}]} {"id": "8387036703233893941-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peso Kolombia", "passage_text": "Peso Kolombia (simbol: $; kode ISO 4217: COP) adalah mata uang resmi Kolombia yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 centavo. Simbol yang paling umum digunakan untuk Peso adalah $. Mata uang ini digunakan pertama kali sejak 1837.", "question_text": "Apa mata uang Kolombia?", "answers": [{"text": "Peso Kolombia", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "-92661279450671622-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "Apakah Handphone pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "5834038721068022430-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biokimia", "passage_text": "\nBiokimia adalah kimia makhluk hidup. Biokimiawan mempelajari molekul dan reaksi kimia terkatalisis oleh enzim yang berlangsung dalam semua organisme. Lihat artikel biologi molekular untuk diagram dan deskripsi hubungan antara biokimia, biologi molekular, dan genetika.", "question_text": "Apakah yang dikaji dalam ilmu biokimia", "answers": [{"text": "molekul dan reaksi kimia terkatalisis oleh enzim yang berlangsung dalam semua organisme", "start_byte": 62, "limit_byte": 149}]} {"id": "-7056430904243379433-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "apakah nama mata uang negara cina?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-156421902570432785-1", "language": "indonesian", "document_title": "Karotenoid", "passage_text": "Karotenoid adalah pigmen organik yang ditemukan dalam kloroplas dan kromoplas tumbuhan dan kelompok organisme lainnya seperti alga (\"ganggang\"), sejumlah bakteri (fotosintentik maupun tidak), dan beberapa fungi (non-fotosintetik) [1]. Karotenoid dapat diproduksi oleh semua organisme tersebut dari lipid dan molekul-molekul penyusun metabolit organik dasar. Organisme heterotrof sepenuhnya, seperti hewan, juga memanfaatkan karotenoid dan memperolehnya dari makanan yang dikonsumsinya.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Karotenoid ?", "answers": [{"text": "pigmen organik yang ditemukan dalam kloroplas dan kromoplas tumbuhan dan kelompok organisme lainnya", "start_byte": 18, "limit_byte": 117}]} {"id": "-8576814420100363326-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Gadang", "passage_text": "\nRumah Gadang adalah nama untuk rumah adat Minangkabau yang merupakan rumah tradisional dan banyak di jumpai di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Rumah ini juga disebut dengan nama lain oleh masyarakat setempat dengan nama Rumah Bagonjong atau ada juga yang menyebut dengan nama Rumah Baanjuang.[1].", "question_text": "Apakah nama rumah tradisional Minangkabau ?", "answers": [{"text": "Rumah Gadang", "start_byte": 1, "limit_byte": 13}]} {"id": "-9102304217956864605-1", "language": "indonesian", "document_title": "Holografi", "passage_text": "\nFisikawan berkebangsaan Hungaria-Inggris, Dennis Gabor, diberi Penghargaan Nobel bidang Fisika pada tahun 1971 \"berkat penemuan dan pengembangannya dalam metode/teknik holografi\". Pekerjaan yang dia lakukan pada akhir tahun 1940an, didasari oleh pekerjaan sebelumnya di bidang mikroskopi sinar X oleh ilmuwan lain, seperti Mieczysław Wolfke pada tahun 1920 dan William Lawrence Bragg pada tahun 1939. Penemuan ini merupakan hasil yang tidak diduga dari riset yang dilakukan dalam pengembangan mikroskop elektron di perusahaan British Thomson-Houston (BTH) di Kota Rugby, Inggris, dan perusahaan tersebut mengajukan paten pada Desember 1947. Teknik ini sampai sekarang masih digunakan dalam penggunaan mikroskop elektron, dimana teknik ini dikenal dengan istilah holografi elektron, tetapi holografi optikal tidak berkembang banyak hingga penemuan laser pada tahun 1960. Kata holografi berasal dari kata dalam bahasa Yunani ὅλος (hólos; \"seluruh\") dan γραφή (grafḗ; \"tulisan\" atau \"lukisan\").", "question_text": "dimanakah Holografi pertama kali dilakukan?", "answers": [{"text": "perusahaan British Thomson-Houston (BTH) di Kota Rugby, Inggris", "start_byte": 517, "limit_byte": 580}]} {"id": "-795337670247331121-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Jepang", "passage_text": "Selain 4 pulau utama, terdapat 3.000 pulau-pulau berukuran lebih kecil, termasuk Okinawa serta pulau-pulau kecil yang berpenghuni atau tidak berpenghuni. Pada tahun 2006, total luas wilayah Jepang adalah 377.923,1km², di antaranya 374.834km² adalah daratan dan 3.091km² perairan. Sekitar 73% wilayah Jepang adalah daerah pegunungan. Total luas wilayah Jepang kira-kira 80% luas Pulau Sumatra, namun lebih besar dari luas wilayah Jerman, Malaysia, Selandia Baru, dan Britania Raya.", "question_text": "berapakah luas wilayah laut jepang?", "answers": [{"text": "3.091km²", "start_byte": 263, "limit_byte": 272}]} {"id": "4451530942150766491-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyerbuan", "passage_text": "Invasi adalah aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa. Invasi bisa menjadi penyebab perang, bisa digunakan sebagai strategi untuk menyelesaikan perang, atau bisa menjadi inti dari perang itu sendiri.", "question_text": "Apa pengertian dari invasi ?", "answers": [{"text": "aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa", "start_byte": 14, "limit_byte": 200}]} {"id": "-5479486022080224825-11", "language": "indonesian", "document_title": "Kongres Partai Buruh Korea ke-6", "passage_text": "Ketika kongres, Kim Il-sung menekankan pentingnya \"mencapai tujuan penyatuan tanah air yang telah menjadi keinginan terbesar seluruh rakyat adalah tugas paling penting yang dihadapi Partai\".[2] Ia mengingatkan peserta kongres bahwa mungkin Korea tidak akan pernah bisa bersatu lagi karena hubungan di antara negara-negara besar.[2] Kim Il-sung menyerukan pembentukan \"Republik Demokrasi Konfederal Koryo\" (DCRK), pemerintahan gabungan Korea Utara dan Korea Selatan.[2] DCRK akan diperintah oleh sebuah Kongres Tertinggi Republik Konfederal, yang beranggotakan perwakilan dari Korea Utara dan Korea Selatan. Kongres akan memilih Presidium, sebagai lembaga eksekutif.[2] Pada sistem ini, Korea Selatan akan tetap kapitalis dan Korea Utara sosialis.[2] Namun, PBK menginginkan tiga syarat agar Korea Utara bergabung dengan DCRK: (1) Demokratisasi sosial Korea Selatan, pemakzulan penguasa saat ini, pencabutan Undang-undang Anti-Komunis dan Keamanan Nasional dan penggantian rezim militer menjadi negara demokratis sesuai dengan kehendak rakyat; (2) Mengurangi ketegangan antarnergara dengan perjanjian gencatan senjata dan perdamaian; (3) Mengurangi pengaruh Amerika di wilayah tersebut, membuka kemungkinan perbaikan hubungan dengan Amerika Serikat jika mereka mendukung reunifikasi korea.[2]", "question_text": "Apa tujuan Kongres Partai Buruh Korea ke-6?", "answers": [{"text": "penyatuan tanah air yang telah menjadi keinginan terbesar seluruh rakyat", "start_byte": 67, "limit_byte": 139}]} {"id": "3553047510977182012-8", "language": "indonesian", "document_title": "Minuman beralkohol", "passage_text": "Peminum berat didefinisikan dalam penelitian UK jika meminum etanol lebih dari 112 gram per minggu. Atau kira-kira setara dengan satu porsi beralkohol, setengah pint bir, atau setengah gelas anggur. Sedangkan peminum moderat meminum 1 sampai 112 gram etanol per minggu. The American Heart Association mendefinisikan konsumsi alkohol moderat pada pria rata-rata satu sampai dua gelas per hari, dan wanita satu gelas per hari. Minuman yang di konsumsi diantaranya adalah 12 ons bir dan empat ons anggur.[1]", "question_text": "berapakah batas kadar alkohol yang bisa diminum manusia?", "answers": [{"text": "pria rata-rata satu sampai dua gelas per hari, dan wanita satu gelas per hari", "start_byte": 346, "limit_byte": 423}]} {"id": "1579607333764572035-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Darimana manga berasal?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 128, "limit_byte": 134}]} {"id": "-3113818513623908388-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "Kapankah Kristen masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "-4876856301008333878-5", "language": "indonesian", "document_title": "Pakistan", "passage_text": "\nGeografi dan iklim Pakistan sangat beragam, dan merupakan rumah bagi aneka satwa.\nPakistan memiliki area seluas 796.095 km2 (307.374 sq mi), kurang lebih sama dengan luas gabungan Perancis dan Inggris. Pakistan merupakan negara terbesar ke 36 di dunia. Pakistan memiliki garis pantai sepanjang 1.046km (650 mil) sepanjang Laut Arab dan Teluk Oman dan perbatasan darat sepanjang 6.774km (4.209 mil) secara total: 2430km (1510 mil) dengan Afghanistan, 523km ( 325 mil) dengan Tiongkok, 2.912km (1.809 mil) dengan India dan 909km (565 mil) dengan Iran. Dan memiliki perbatasan laut dengan Oman. Gunung K2, gunung tertinggi kedua di dunia setelah Gunung Everest merupakan gunung tertinggi di negara ini. Gunung yang memiliki tinggi 8611 meter ini terletak di pegunungan Karakoram yang terletak di utara Pakistan yang berbatasan dengan Tiongkok.\nPakistan menempati lokasi geopolitik penting di persimpangan Asia Selatan, Timur Tengah dan Asia Tengah.", "question_text": "berapakah luas negara pakistan ?", "answers": [{"text": "796.095 km2", "start_byte": 113, "limit_byte": 124}]} {"id": "7756521446741116677-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liverpool F.C.", "passage_text": "Liverpool Football Club /ˈlɪvərpuːl/ (dikenal pula sebagai Liverpool atau The Reds) adalah sebuah klub sepak bola asal Inggris yang berbasis di Kota Liverpool. Saat ini Liverpool adalah peserta Liga Utama Inggris.", "question_text": "Di kota mana markas Liverpool F.C?", "answers": [{"text": "Kota Liverpool", "start_byte": 148, "limit_byte": 162}]} {"id": "-6157807123399277214-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles", "passage_text": "\nAristoteles (bahasa Yunani: ‘Aριστοτέλης Aristotélēs), (384 SM – 322 SM) adalah seorang filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dari Alexander Agung.[1] Ia menulis tentang berbagai subyek yang berbeda, termasuk fisika, metafisika, puisi, logika, retorika, politik, pemerintahan, etnis, biologi dan zoologi.[1] Bersama dengan Socrates dan Plato, ia dianggap menjadi seorang di antara tiga orang filsuf yang paling berpengaruh di pemikiran Barat.", "question_text": "Siapakah Aristoteles ?", "answers": [{"text": "filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dari Alexander Agung", "start_byte": 105, "limit_byte": 166}]} {"id": "-4050026629240043122-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Hemingway", "passage_text": "\nErnest Hemingway dilahirkan pada 21 Juli 1899 di Oak Park, Illinois, sebuah suburban dari Chicago. Hemingway adalah anak lelaki pertama dan anak kedua dari enam anak yang dilahirkan dalam keluarga Clarence Edmonds (\"Doctor Ed\") dan Grace Hall Hemingway. Ayah Hemingway, seorang dokter, menyaksikan kelahiran Ernest dan kemudian meniup sebuah serunai di teras depannya, untuk mengumumkan kepada tetangga-tetangganya bahwa istrinya telah melahirkan seorang bayi lelaki. Keluarga Hemingway tinggal di sebuah rumah bergaya Victoria dengan enam kamar tidur, yang dibangun oleh nenek Ernest dari pihak ibunya yang telah menjanda, Ernest Hall, seorang imigran Inggris dan veteran Perang Saudara yang tinggal bersama keluarga itu. Nama Hemingway diberikan mengikuti nama neneknya.", "question_text": "Kapan Ernest Miller Hemingway lahir?", "answers": [{"text": "21 Juli 1899", "start_byte": 34, "limit_byte": 46}]} {"id": "4995664541435473491-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar stasiun televisi di Indonesia", "passage_text": "\nSejak berdirinya TVRI pada 1962, hingga 27 tahun setelah berdirinya TVRI, penduduk Indonesia hanya bisa menyaksikan satu saluran televisi saja. Namun pada tahun 1989, Pemerintah akhirnya mengizinkan RCTI sebagai stasiun televisi swasta pertama di Indonesia, meski hanya penduduk yang mempunyai antena parabola dan dekoder yang dapat menyaksikan RCTI, walaupun pada akhirnya dibuka untuk masyarakat mulai tanggal 21 Maret 1992 di Bandung. Berikut ini adalah daftar stasiun televisi di Indonesia.", "question_text": "Apakah Stasiun TV swasta pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "RCTI", "start_byte": 200, "limit_byte": 204}]} {"id": "1579494438451069668-1", "language": "indonesian", "document_title": "Taman Nasional Ujung Kulon", "passage_text": "Ujung Kulon merupakan taman nasional tertua di Indonesia yang sudah diresmikan sebagai salah satu Warisan Dunia yang dilindungi oleh UNESCO pada tahun 1991, karena wilayahnya mencakupi hutan lindung yang sangat luas. Sampai saat ini kurang lebih 50 sampai dengan 60 badak hidup di habitat ini.", "question_text": "Kapan Taman Nasional Ujung Kulon didirikan?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 151, "limit_byte": 155}]} {"id": "-7452672494550158995-0", "language": "indonesian", "document_title": "Algoritme", "passage_text": "Dalam matematika dan ilmu komputer, algoritme adalah prosedur langkah-demi-langkah untuk penghitungan.\nAlgoritme digunakan untuk penghitungan, pemrosesan data, dan penalaran otomatis.", "question_text": "Apa itu algoritme?", "answers": [{"text": "prosedur langkah-demi-langkah untuk penghitungan", "start_byte": 53, "limit_byte": 101}]} {"id": "-7414268551055406210-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kroasia", "passage_text": "Republik Kroasia (Republika Hrvatska) atau juga disebut Kroasia adalah negara berbentuk bulan sabit di Eropa berbatasan dengan Balkan di tenggara. Ibu kotanya adalah Zagreb. Dalam sejarahnya, negara ini merupakan negara republik untuk Republik Sosialis Federal Yugoslavia. Negara ini melepaskan diri dan memperoleh kemerdekaan pada 1991 dan merupakan kandidat dari anggota Uni Eropa.", "question_text": "apakah nama ibukota Kroasia?", "answers": [{"text": "Zagreb", "start_byte": 166, "limit_byte": 172}]} {"id": "-4955025345529896802-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "dari manakah asal wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "-196716799637679399-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bobo (majalah)", "passage_text": "Majalah Bobo adalah bacaan populer anak-anak Indonesia yang terbit sejak 14 April 1973. Majalah ini adalah versi Indonesia dari majalah serupa di Belanda dengan penyesuaian isi. Edisi bahasa Indonesia terbit sekali seminggu, diterbitkan oleh Kelompok Kompas Gramedia. Di Belanda sendiri, majalah Bobo diterbitkan bulanan oleh penerbit Malmberg.", "question_text": "siapakah pendiri Majalah Bobo?", "answers": [{"text": "Kelompok Kompas Gramedia", "start_byte": 242, "limit_byte": 266}]} {"id": "-1749705947207421687-24", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Wijaya", "passage_text": "Menurut Nagarakretagama, Raden Wijaya meninggal dunia pada tahun 1309. Ia dimakamkan di Antahpura dan dicandikan di Simping sebagai Harihara, atau perpaduan Wisnu dan Siwa.", "question_text": "Kapan Raden Wijaya meninggal?", "answers": [{"text": "1309", "start_byte": 65, "limit_byte": 69}]} {"id": "-5664955198569299509-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "Alkitab (English: Bible) adalah sebutan untuk sekumpulan naskah yang dipandang suci dalam Yudaisme dan Kekristenan. Kata \"Alkitab\" yang digunakan dalam bahasa Indonesia berasal dari bahasa Arab, dan juga digunakan umat Muslim untuk menyebut Al-Qur'an.[1] Alkitab merupakan sekumpulan kitab suci yang ditulis pada waktu yang berlainan, oleh para penulis yang berbeda di lokasi-lokasi yang berbeda. Umat Yahudi dan Kristiani (Kristen) memandang kitab-kitab dalam Alkitab sebagai hasil dari pengilhaman ilahi, dan sebagai catatan otoritatif mengenai hubungan antara Allah dengan manusia.", "question_text": "apakah nama kitab utama agama Kristen?", "answers": [{"text": "Alkitab", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-5572907168733634151-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Maluku", "passage_text": "Kepulauan Maluku adalah sekelompok pulau di Indonesia yang merupakan bagian dari Nusantara. Kepulauan Maluku terletak di lempeng Eurasia dan Pasifik. Ia berbatasan dengan Pulau Sulawesi di sebelah barat, Nugini di timur, dan Timor Leste di sebelah selatan, Palau di timur laut. Pada zaman dahulu, bangsa Eropa menamakannya \"Kepulauan rempah-rempah\" — istilah ini juga merujuk kepada Kepulauan Zanzibar.", "question_text": "dimanakah letak Maluku?", "answers": [{"text": "berbatasan dengan Pulau Sulawesi di sebelah barat, Nugini di timur, dan Timor Leste di sebelah selatan, Palau di timur laut", "start_byte": 153, "limit_byte": 276}]} {"id": "4791969763582569113-4", "language": "indonesian", "document_title": "Teknologi", "passage_text": "\nPenggunaan istilah 'teknologi' (bahasa Inggris: technology) telah berubah secara signifikan lebih dari 200 tahun terakhir. Sebelum abad ke-20, istilah ini tidaklah lazim dalam bahasa Inggris, dan biasanya merujuk pada penggambaran atau pengkajian seni terapan.[1] Istilah ini seringkali dihubungkan dengan pendidikan teknik, seperti di Institut Teknologi Massachusetts (didirikan pada tahun 1861).[2] Istilah technology mulai menonjol pada abad ke-20 seiring dengan bergulirnya Revolusi Industri Kedua. Pengertian technology berubah pada permulaan abad ke-20 ketika para ilmuwan sosial Amerika, dimulai oleh Thorstein Veblen, menerjemahkan gagasan-gagasan dari konsep Jerman, Technik, menjadi technology. Dalam bahasa Jerman dan bahasa-bahasa Eropa lainnya, perbedaan hadir di antara Technik dan Technologie yang saat itu justru nihil dalam bahasa Inggris, karena kedua-dua istilah itu biasa diterjemahkan sebagai technology.", "question_text": "Siapa yang menemukan istilah teknologi ?", "answers": [{"text": "Thorstein Veblen", "start_byte": 609, "limit_byte": 625}]} {"id": "183589256433758342-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vlad Ţepeş", "passage_text": "Vlad III, Pangeran Wallachia (c. 1431 – Desember 1476), dikenal sebagai Vlad Ţepeş (bahasa Rumania: Vlad Țepeș pronounced[ˈvlad ˈt͡sepeʃ] atau Dracula (dalam bahasa Indonesia seringkali diubah menjadi Drakula), adalah pangeran Wallachia yang berkuasa pada tahun 1448, lalu pada 1456 hingga 1462 dan pada tahun 1476.[3]", "question_text": "Kapan Pangeran Wallachia lahir ?", "answers": [{"text": "c. 143", "start_byte": 30, "limit_byte": 36}]} {"id": "2040914888229821929-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Berapa jumlah surah dalam Alquran ?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "5341457503373464708-1", "language": "indonesian", "document_title": "Orientalisme", "passage_text": "Sejak abad ke-19, \"orientalis\" telah menjadi istilah tradisional untuk para ahli dalam bidang studi Oriental. Orientalisme lebih digunakan secara luas sebagai istilah yang merujuk pada karya-karya seniman Prancis pada abad ke-19, yang mengandung unsur-unsur yang didapat dari perjalanan mereka ke negara-negara di luar Eropa, khususnya Afrika Utara dan Asia Barat.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan orientalis ?", "answers": [{"text": "istilah tradisional untuk para ahli dalam bidang studi Oriental", "start_byte": 45, "limit_byte": 108}]} {"id": "5443901268434204526-25", "language": "indonesian", "document_title": "Nani Wartabone", "passage_text": "Nani Wartabone yang pernah menjadi anggota MPRS Rl, anggota Dewan Perancang Nasional dan anggota DPA itu, akhirnya menutup mata bersamaan dengan berkumandangnya azan salat Jumat pada tanggal 3 Januari 1986 di Jalan Kasuari No 81 (Kediaman anak pertamanya) dan di bawa ke Suwawa,Gorontalo untuk dimakamkan. sebagai seorang petani di desa terpencil, Suwawa, Gorontalo.", "question_text": "Kapan Nani Wartabone meninggal ?", "answers": [{"text": "3 Januari 1986", "start_byte": 191, "limit_byte": 205}]} {"id": "-74436055051703800-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Banjarmasin", "passage_text": "Kota Banjarmasin adalah salah satu kota di provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Kota Banjarmasin yang dijuluki Kota Seribu Sungai ini memiliki wilayah seluas 98,46 km² yang wilayahnya merupakan delta atau kepulauan yang terdiri dari sekitar 25 buah pulau kecil (delta) yang dipisahkan oleh sungai-sungai di antaranya Pulau Tatas, Pulau Kelayan, Pulau Rantauan Keliling, Pulau Insan dan lain-lain.[1] Berdasarkan data BPS Kota Banjarmasin tahun 2016, Kota Banjarmasin memiliki penduduk sebanyak 675.440 jiwa dengan kepadatan 9.381 jiwa per km².[2] Wilayah metropolitan Banjarmasin yaitu Banjar Bakula memiliki penduduk sekitar 1,9 juta jiwa.", "question_text": "Berapa luas kota Banjarmasin?", "answers": [{"text": "98,46 km²", "start_byte": 161, "limit_byte": 171}]} {"id": "5263010446592893762-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ledakan Dahsyat", "passage_text": "\nLedakan Dahsyat atau Dentuman Besar (English: The Big Bang) merupakan sebuah peristiwa yang menyebabkan pembentukan alam semesta berdasarkan kajian kosmologi mengenai bentuk awal dan perkembangan alam semesta (dikenal juga dengan Teori Ledakan Dahsyat atau Model Ledakan Dahsyat). Berdasarkan permodelan ledakan ini, alam semesta, awalnya dalam keadaan sangat panas dan padat, mengembang secara terus menerus hingga hari ini. Berdasarkan pengukuran terbaik tahun 2009, keadaan awal alam semesta bermula sekitar 13,7 miliar tahun lalu,[1][2] yang kemudian selalu menjadi Referensi sebagai waktu terjadinya Big Bang tersebut.[3][4] Teori ini telah memberikan penjelasan paling komprehensif dan akurat yang didukung oleh metode ilmiah beserta pengamatan.[5][6]", "question_text": "Apakah isi teori Big Bang?", "answers": [{"text": "peristiwa yang menyebabkan pembentukan alam semesta berdasarkan kajian kosmologi mengenai bentuk awal dan perkembangan alam semesta", "start_byte": 78, "limit_byte": 209}]} {"id": "-3575999436888083275-4", "language": "indonesian", "document_title": "Satya Widya Yudha", "passage_text": "Lahir di Kediri, Jawa Timur SWY meraih gelar Sarjana Teknik Kelautan (S1) dari Institut Teknologi Sepuluh November (ITS), Surabaya. Dalam perjalanan kariernya, Satya melanjutkan pendidikan ke tingkat Master di Cranfield University School of Industrial and Manufacturing Science di Bedford, United Kingdom dan meraih gelar pascasarjana (MSc) di bidang Oil and Gas Project Quality Management. SWY juga mengikuti Executive Development, dari Blatvanik School of Government, Oxford University. Saat ini, di tengah-tengah keseibukan, Satya tetap berupaya untuk menyelesaikan program doktor (PhD) bidang energi di Cranfield University School of Water, Energy and Environment (SWEE) dan , yang kini telah diambilnya.", "question_text": "Apa pendidikan terakhir Satya Widya Yudha?", "answers": [{"text": "doktor", "start_byte": 577, "limit_byte": 583}]} {"id": "6222424834206560083-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dana Moneter Internasional", "passage_text": "Dana Moneter Internasional (DMI; English: International Monetary Fund; IMF) adalah organisasi internasional beranggotakan 189 negara yang bertujuan mempererat kerja sama moneter global, memperkuat kestabilan keuangan, mendorong perdagangan internasional, memperluas lapangan pekerjaan sekaligus pertumbuhan ekonomi berkelanjutan, dan mengentaskan kemiskinan di seluruh dunia. Organisasi ini bermarkas di Washington, D.C.[1] DMI dibentuk pada tahun 1944 dalam Konferensi Bretton Woods, kemudian diresmikan tahun 1945 dengan 29 negara anggota. DMI sejak awal bertujuan menata ulang sistem pembayaran internasional. Negara anggota menyumbangkan dana cadangan menggunakan sistem kuota. Dana cadangan tersebut dapat dipinjam oleh negara-negara yang mengalami kesulitan dalam neraca pembayarannya. As of 2010, dana cadangan DMI mencapai SDR476,8 miliar, sekitar US$755,7 miliar atau Rp6,73 kuadriliun menurut nilai tukar tahun itu.[4]", "question_text": "diamanakah kantor pusat Dana Moneter Internasional ?", "answers": [{"text": "Washington, D.C", "start_byte": 404, "limit_byte": 419}]} {"id": "3999299560029434980-32", "language": "indonesian", "document_title": "Roket", "passage_text": "Penggunaan roket pertama terjadi pada tahun 1232, ketika Tiongkok bertempur melawan Mongol. Pada waktu itu, pasukan Tiongkok menggunakan panci besi berukuran besar yang ditembakkan menggunakan mesiu, dan panci itu mampu melaju hingga 25 kilometer (15 mil), serta dapat meledakkan zona sasaran hingga radius 600 meter akibat pecahannya. Selain itu, pasukan Tiongkok juga menggunakan panah-panah api yang juga menggunakan mesiu sebagai alat pendorongnya.", "question_text": "siapakah pencipta roket pertama kali?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 116, "limit_byte": 124}]} {"id": "1883611454477651926-2", "language": "indonesian", "document_title": "Euro", "passage_text": "Ada 19 negara anggota Uni Eropa yang menggunakan Euro sebagai mata uang. Wilayah pengguna mata uang ini disebut sebagai Zona Euro. Sebelas negara pertama mulai menggunakan sejak awal 1999. Yunani menjadi pengguna ke-12 sejak awal 2001. Mulai tanggal 1 Januari 2007 Slovenia turut bergabung. Siprus dan Malta menggunakan sejak 1 Januari 2008. Slowakia, yang bergabung mulai 1 Januari 2009 dan Estonia pada 1 januari 2011. Yang terakhir adalah Latvia pada 1 Januari 2014. Yang terakhir adalah Lituania pada 1 Januari 2015. Berikut adalah negara-negara pengguna mata uang ini:", "question_text": "Apakah mata uang Portugal?", "answers": [{"text": "Euro", "start_byte": 49, "limit_byte": 53}]} {"id": "-7732218071035397-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kaum Quaker", "passage_text": "Cita-cita kaum Quaker adalah menemukan kebenaran agama dan menghidupkan kembali Kekristenan yang mula-mula. Untuk mendapat bimbingan, mereka mengaku berpaling kepada Roh Kudus, para nabi Alkitab, para rasul Kristus, dan \"cahaya\" atau \"suara\" batin, yang dianggap sebagai kebenaran rohani. Maka, pertemuan mereka pada dasarnya adalah saat-saat hening ketika setiap orang dalam kelompok mencari bimbingan Allah. Siapa yang menerima pesan ilahi dapat berbicara.", "question_text": "Apa tujuan dibentuknya Kaum Quaker ?", "answers": [{"text": "menemukan kebenaran agama dan menghidupkan kembali Kekristenan yang mula-mula", "start_byte": 29, "limit_byte": 106}]} {"id": "2946746358804709900-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sekutu", "passage_text": "Sekutu berarti orang atau sekelompok orang yang bekerja bersama untuk mencapai beberapa tujuan umum. Selain itu ", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan pasukan sekutu ?", "answers": [{"text": "sekelompok orang yang bekerja bersama untuk mencapai beberapa tujuan umum", "start_byte": 26, "limit_byte": 99}]} {"id": "-3627132686756233485-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kulkul", "passage_text": "Pada zaman Jawa-Hindu, kulkul disebut ’Slit-drum’ yaitu berupa tabuhan dengan lubang memanjang yang terbuat dari bahan perunggu. Pada masyarakat Bali, istilah kulkul ditemukan dalam syair Jawa-Hindu Sufamala. Beberapa lontar Bali, juga menyebutkan keberadaan kulkul seperti Awig-awig Desa Sarwaada, MarkaNdeya Purana, dan Diwa Karma. Keempat naskah kuno Bali ini, mengungkapkan pentingnya kayu, yang bermakna pikiran dalam kehidupan manusia, yang biasa disebut dengan kulkul. Kayu adalah bahan dasar dari kulkul yang erat hubungannya dengan manusia. Pada masa pemerintahan Belanda di Indonesia, kulkul lebih dikenal dengan nama ’Tongtong’.", "question_text": "Kapan Kulkul digunakan oleh masyarakat Bali ?", "answers": [{"text": "zaman Jawa-Hindu", "start_byte": 5, "limit_byte": 21}]} {"id": "-6335265947216328127-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengepungan Damaskus (1148)", "passage_text": "Pengepungan Damaskus terjadi antara 24 Juli dan 29 Juli 1148, selama Perang Salib Kedua. Pengepungan ini berakhir dengan kekalahan telak tentara salib dan menyebabkan disintegrasi tentara salib. Dua pasukan utama Kristen yang melakukan perjalanan jauh dengan berjalan kaki ke Tanah Suci sebagai respons atas seruan Paus Eugenius III dan Bernardus dari Clairvaux untuk Perang Salib Kedua dipimpin oleh Louis VII dari Perancis dan Conrad III dari Jerman. Keduanya menghadapi perjalanan jauh yang membawa bencana di sepanjang Anatolia pada bulan-bulan berikutnya, dengan sebagian besar tentara mereka hancur. Fokus awal Perang Salib ini adalah Edessa (Sanli Urfa), namun di Yerusalem, target pilihan Raja Baldwin III dan Ksatria Templar adalah Damaskus. Di Dewan Akko, para tokoh terkemuka dari Perancis, Jerman, dan Kerajaan Yerusalem memutuskan untuk mengalihkan perang salib ke Damaskus.", "question_text": "Kapan Pengepungan Damaskus berakhir?", "answers": [{"text": "29 Juli 1148", "start_byte": 48, "limit_byte": 60}]} {"id": "-3993490706666203679-9", "language": "indonesian", "document_title": "Gilgames", "passage_text": "Terjemahan dari beberapa legenda Gilgamesh dalam bahasa Sumeria telah ditulis oleh:", "question_text": "Bahasa apa yang digunakan pada Epos Gilgames?", "answers": [{"text": "Sumeria", "start_byte": 56, "limit_byte": 63}]} {"id": "-8457549219890911936-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suhu", "passage_text": "Suhu menunjukkan derajat panas benda. Mudahnya, semakin tinggi suhu suatu benda, semakin panas benda tersebut. Secara mikroskopis, suhu menunjukkan energi yang dimiliki oleh suatu benda. Setiap atom dalam suatu benda masing-masing bergerak, baik itu dalam bentuk perpindahan maupun gerakan di tempat getaran. Makin tingginya energi atom-atom penyusun benda, makin tinggi suhu benda tersebut.", "question_text": "Apa definisi temperatur ?", "answers": [{"text": "menunjukkan derajat panas benda", "start_byte": 5, "limit_byte": 36}]} {"id": "-4934361085445436447-57", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah perkeretaapian di Indonesia", "passage_text": "Pada dekade 2010-an telah banyak terjadi transformasi pada PT KA, lebih-lebih saat dipimpin oleh Ignasius Jonan. Pada tahun 2010 nama PT KA berubah menjadi PT Kereta Api Indonesia (Persero) (PT KAI). Keluhan masyarakat dengan tidak adanya AC pada kereta ekonomi, maka pada tahun 2010 muncul kereta api ekonomi AC non-PSO dengan hadirnya kereta api Bogowonto sebagai perintisnya.", "question_text": "kapankah PT KAI di dirikan?", "answers": [{"text": "2010", "start_byte": 124, "limit_byte": 128}]} {"id": "-2539825653342577376-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fermentasi", "passage_text": "\nFermentasi adalah proses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik (tanpa oksigen). Secara umum, fermentasi adalah salah satu bentuk respirasi anaerobik, akan tetapi, terdapat definisi yang lebih jelas yang mendefinisikan fermentasi sebagai respirasi dalam lingkungan anaerobik dengan tanpa akseptor elektron eksternal.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan proses fermentasi?", "answers": [{"text": "proses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik (tanpa oksigen)", "start_byte": 19, "limit_byte": 91}]} {"id": "-4867210275607797373-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kamboja", "passage_text": "Kamboja mempunyai area seluas 181.035 km2. Berbatasan dengan Thailand di barat dan utara, Laos di timurlaut dan Vietnam di timur dan tenggara. Kenampakan geografis yang menarik di Kamboja ialah adanya dataran lacustrine yang terbentuk akibat banjir di Tonle Sap. Gunung tertinggi di Kamboja adalah Gunung Phnom Aoral yang berketinggian sekitar 1.813 mdpl.", "question_text": "berapakah luas Kamboja?", "answers": [{"text": "181.035 km2", "start_byte": 30, "limit_byte": 41}]} {"id": "8497441030652009408-3", "language": "indonesian", "document_title": "Nike, Inc.", "passage_text": "Berbasis dari nama dewi Yunani yang berarti kemenangan, Nike didirikan tahun 1964 ketika atlet sekaligus pengusaha Oregon bernama Phillip Knight, mengagas impor sepatu lari dari Jepang untuk bersaing dengan merek Jerman seperti Adidas dan Puma yang kemudian mendominasi pasar Amerika Serikat. Keuntungannya adalah bahwa sepatu Jepang lebih murah karena tenaga kerja lebih murah di Jepang.", "question_text": "Siapa pendiri perusahaan Nike, Inc.?", "answers": [{"text": "Phillip Knight", "start_byte": 130, "limit_byte": 144}]} {"id": "-3432353483765836604-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Demokratik Azerbaijan", "passage_text": "Republik Demokratik Azerbaijan (Azerbaijan: Azərbaycan Xalq Cümhuriyyəti/Azərbaycan Demokratik Respublikası) adalah republik demokratik dan sekuler pertama di dunia Muslim. Republik ini didirikan pada tanggal 28 Mei 1918, setelah jatuhnya kekaisaran Rusia yang dimulai dengan Revolusi Rusia tahun 1917. Kemerdekaannya dinyatakan oleh Dewan Nasional Azerbaijan di Tiflis.[4] Republik ini berbatasan dengan Rusia di utara, Republik Demokratik Georgia di barat-laut, Republik Demokratik Armenia di barat, dan Kekaisaran Persia di selatan. Luas negara ini secara kasar sekitar 120.000km², dengan populasi 6 juta jiwa. Ganja merupakan ibu kota sementara republik ini karena Baku dikuasai oleh kaum Bolshevik.", "question_text": "Dimana Republik Demokratik Azerbaijan didirikan?", "answers": [{"text": "Azerbaijan", "start_byte": 20, "limit_byte": 30}]} {"id": "1526990448046438116-48", "language": "indonesian", "document_title": "Elizabeth II dari Britania Raya", "passage_text": "Ratu Elizabeth adalah penguasa monarki yang hidupnya paling lama dan dengan masa kekuasaan terpanjang dalam sejarah monarki Britania Raya.[158] Selain itu, Ratu juga merupakan kepala negara dengan masa jabatan terlama di dunia saat ini (setelah kematian Raja Bhumibol Adulyadej dari Thailand).[159][160] Dia tidak berniat untuk turun takhta,[161] meskipun proporsi tugas publik yang dilakukan oleh Pangeran Charles dan Pangeran William semakin meningkat seiring dengan usia dan kondisi kesehatan Ratu.[162]", "question_text": "siapakah ratu yang menjabat paling lama di Imperium Britania?", "answers": [{"text": "Ratu Elizabeth", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "7246870010867606497-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peseta Spanyol", "passage_text": "Peseta (/pəˈseɪtə/; Spanish:[peˈseta]; Galician:[peˈseta]; Catalan: pesseta, IPA:[pəˈsɛtə] atau [peˈseta]; Basque: pezeta, IPA:[pes̻eta]) adalah mata uang Spanyol sejak tahun 1869 hingga 2002 ketika digantikan oleh euro. Seiring dengan franc Perancis, peseta juga merupakan mata uang de facto yang digunakan di negara Andorra (yang tidak memiliki mata uang nasional dengan alat pembayaran yang sah).", "question_text": "Apa mata uang Spanyol ?", "answers": [{"text": "Peseta", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "1313993496432334954-0", "language": "indonesian", "document_title": "Batavia", "passage_text": "\nBatavia atau Batauia[1] adalah nama yang diberikan oleh orang Belanda pada koloni dagang yang sekarang tumbuh menjadi Jakarta, ibu kota Indonesia. Batavia didirikan di pelabuhan bernama Jayakarta yang direbut dari kekuasaan Kesultanan Banten. Sebelum dikuasai Banten, bandar ini dikenal sebagai Kalapa atau Sunda Kalapa, dan merupakan salah satu titik perdagangan Kerajaan Sunda. Dari kota pelabuhan inilah VOC mengendalikan perdagangan dan kekuasaan militer dan politiknya di wilayah Nusantara.", "question_text": "Apa nama lain dari Batavia?", "answers": [{"text": "Batauia", "start_byte": 14, "limit_byte": 21}]} {"id": "8759110238314867068-0", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Standardisasi Nasional", "passage_text": "\n\n\nBadan Standardisasi Nasional merupakan Lembaga pemerintah non-kementerian Indonesia dengan tugas pokok mengembangkan dan membina kegiatan standardisasi di negara Indonesia. Badan ini menggantikan fungsi dari Dewan Standardisasi Nasional (DSN). Dalam melaksanakan tugasnya Badan Standardisasi Nasional berpedoman pada Peraturan Pemerintah No. 102 Tahun 2000 tentang Standardisasi Nasional. Badan ini menetapkan Standar Nasional Indonesia (SNI) yang digunakan sebagai standar teknis di Indonesia. Badan Standardisasi Nasional dibentuk dengan Keputusan Presiden No. 13 Tahun 1997 yang disempurnakan dengan Keputusan Presiden No. 166 Tahun 2000 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non Departemen sebagaimana telah beberapa kali diubah dan yang terakhir dengan Keputusan Presiden No. 103 Tahun 2001, merupakan Lembaga Pemerintah Non Kementerian (LPNK) dengan tugas pokok mengembangkan dan membina kegiatan standardisasi di Indonesia[1].", "question_text": "Apakah tugas utama Badan Standardisasi Nasional?", "answers": [{"text": "engembangkan dan membina kegiatan standardisasi di negara Indonesia", "start_byte": 107, "limit_byte": 174}]} {"id": "-4149594079897844977-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cairan", "passage_text": "Cairan adalah fluida tak termampatkan yang menyesuaikan dengan bentuk wadahnya tetapi mempertahankan volume yang (hampir) konstan tidak tergantung pada tekanan. Dengan demikian, ini adalah salah satu dari empat wujud dasar materi (yang lain adalah padat, gas, dan plasma), dan merupakan satu-satunya keadaan dengan volume yang pasti namun tidak memiliki bentuk yang tetap. Cairan terdiri dari partikel materi dengan vibrasi halus, seperti atom, yang disatukan oleh gaya antarmolekul. Air, sejauh ini, adalah cairan yang paling umum di Bumi. Seperti gas, cairan bisa mengalir dan berbentuk seperi wadahnya. Sebagian besar cairan tak dapat dimapatkan, meski yang lain bisa dimapatkan. Tidak seperti gas, cairan tidak menyebar untuk mengisi setiap ruang wadah, dan mempertahankan densitas dengan cukup konstan. Sifat khas dari wujud cairan adalah tegangan permukaan, yang mengarah pada fenomena pembasahan.", "question_text": "Apa sifat cairan?", "answers": [{"text": "tegangan permukaan, yang mengarah pada fenomena pembasahan", "start_byte": 844, "limit_byte": 902}]} {"id": "-5708428263182332011-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "diamanakah kantor pusat Google ?", "answers": [{"text": "Mountain View, California", "start_byte": 460, "limit_byte": 485}]} {"id": "-4666406882979866360-2", "language": "indonesian", "document_title": "BIMA Satria Garuda", "passage_text": "BIMA Satria Garuda adalah serial pahlawan super yang terinspirasi dari serial tokusatsu Jepang \"Ksatria Baja Hitam\" (istilah pelokalan yang pernah digunakan RCTI untuk serial \"Kamen Rider Black\" dan \"Kamen Rider Black RX\") yang populer di Indonesia, namun dikemas dengan nilai-nilai dan budaya Indonesia untuk menjadi pahlawan super baru Indonesia. Lokasi syuting BIMA diambil di Indonesia, khususnya di Jakarta. Menurut Reino Barack, Wakil Presiden Senior PT Global Mediacom sekaligus Produser Eksekutif serial ini, \"BIMA Satria Garuda\" juga ditujukan untuk menjadi sebuah model bisnis baru di dunia hiburan di Indonesia yang menawarkan jasa kampanye produk baru dalam bentuk licensing, sponsor, built in advertising dan merchandising pada para sponsor dan pengiklan. MNC Media (yang mayoritas sahamnya dimiliki Global Mediacom) bekerja sama dengan Itochu yang akan menjadi pemegang lisensi utama untuk \"BIMA Satria Garuda\" dalam membangun bisnis licensing yang dikembangkan di Indonesia. Itochu adalah salah satu perusahaan konglomerat terbesar dari Jepang yang banyak bergelut dalam bisnis licensing di dunia, sekaligus menanamkan modal di Ishimori Productions sejak tahun 2007. MNC Media juga bekerja sama dengan Bandai untuk memproduksi merchandise mainan \"BIMA Satria Garuda\" yang dirilis di Indonesia sejak penayangan perdana serial ini tanggal 30 Juni 2013.[5][6] Bima Satria Garuda juga telah diresmikan di negara Jepang mulai 3 Mei 2016 dalam bentuk DVD.[7]", "question_text": "Siapa produser serial tokusatsu?", "answers": [{"text": "Reino Barack", "start_byte": 421, "limit_byte": 433}]} {"id": "1177534323846517475-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "Siapakah yang menulis cerita Kamen Rider ?", "answers": [{"text": "Shotaro Ishinomori", "start_byte": 200, "limit_byte": 218}]} {"id": "5401700236063890894-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Radio Republik Indonesia", "passage_text": "Siaran radio yang pertama di Indonesia (waktu itu bernama Nederlands Indie - Hindia Belanda), ialah Bataviase Radio Vereniging (BRV) di Batavia (Jakarta Tempo dulu), yang resminya didirikan pada tanggal 16 Juni 1925, jadi lima tahun setelah di Amerika Serikat, tiga tahun setelah di Inggris dan Uni Soviet.", "question_text": "Apa stasiun radio pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Bataviase Radio Vereniging", "start_byte": 100, "limit_byte": 126}]} {"id": "-4796525319259762373-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stand Up Indo", "passage_text": "Komunitas Stand Up Comedy Indonesia, selanjutnya dikenal dengan nama Stand Up Indonesia atau Stand Up Indo lebih singkatnya, adalah komunitas yang dibentuk untuk mengumpulkan orang-orang yang tertarik dan sama-sama ingin belajar tentang stand up comedy, yang pada dasarnya mengumpulkan bakat-bakat para pelawak tunggal atau komika di seluruh Indonesia. Komunitas ini didirikan mengingat sedang berkembangnya komedi tunggal atau stand up comedy di Indonesia. Komunitas ini bertujuan untuk menjadikan anggotanya menjadi seorang stand up comedian atau komika yang matang dan siap tampil di berbagai acara baik formal maupun non-formal, hingga acara hiburan maupun kompetisi baik on air (tayang di televisi) maupun off air seiring juga mengembangkan karier komika yang bersangkutan. Komunitas ini didirikan oleh lima tokoh yang berpengaruh dalam perkembangan stand up comedy di Indonesia, yaitu Ernest Prakasa, Ryan Adriandhy, Raditya Dika, Pandji Pragiwaksono, dan Isman H. Suryaman.[1]", "question_text": "siapakah pendiri Stand up Indonesia?", "answers": [{"text": "Ernest Prakasa, Ryan Adriandhy, Raditya Dika, Pandji Pragiwaksono, dan Isman H. Suryaman", "start_byte": 891, "limit_byte": 979}]} {"id": "3353643985664394268-5", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Berdasarkan relief dan topografi, di tengah-tengah Pulau Bali terbentang pegunungan yang memanjang dari barat ke timur dan di antara pegunungan tersebut terdapat gugusan gunung berapi yaitu Gunung Batur dan Gunung Agung serta gunung yang tidak berapi, yaitu Gunung Merbuk, Gunung Patas dan Gunung Seraya. Adanya pegunungan tersebut menyebabkan Daerah Bali secara Geografis terbagi menjadi 2 (dua) bagian yang tidak sama yaitu Bali Utara dengan dataran rendah yang sempit dan kurang landai dan Bali Selatan dengan dataran rendah yang luas dan landai. Kemiringan lahan Pulau Bali terdiri dari lahan datar (0-2%) seluas 122.652 ha, lahan bergelombang (2-15%) seluas 118.339 ha, lahan curam (15-40%) seluas 190.486 ha dan lahan sangat curam (>40%) seluas 132.189 ha. Provinsi Bali memiliki 4 (empat) buah danau yang berlokasi di daerah pegunungan, yaitu Danau Beratan atau Bedugul, Buyan, Tamblingan, dan Batur. Alam Bali yang indah menjadikan pulau Bali terkenal sebagai daerah wisata.", "question_text": "Berapa luas daratan pulau Bali ?", "answers": [{"text": "lahan datar (0-2%) seluas 122.652 ha, lahan bergelombang (2-15%) seluas 118.339 ha, lahan curam (15-40%) seluas 190.486 ha dan lahan sangat curam (>40%) seluas 132.189 ha", "start_byte": 591, "limit_byte": 761}]} {"id": "1271106943692283078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (2009–2014)", "passage_text": "Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia periode 2009–2014 (disingkat DPR RI periode 2009-2014) adalah Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia yang diisi oleh anggota hasil pemilihan umum legislatif yang diadakan pada tanggal 9 April 2009. Anggota DPR RI periode 2009-2014 dilantik dan diambil sumpah oleh Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia saat itu Harifin A. Tumpa pada tanggal 1 Oktober 2009. Jumlah anggota DPR RI periode 209-2014 adalah 560 orang.[1]", "question_text": "Berapa jumlah anggota DPR periode 2009 - 2014?", "answers": [{"text": "560", "start_byte": 454, "limit_byte": 457}]} {"id": "-4696334705304694044-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimono", "passage_text": "\n\nKimono(着物) adalah pakaian tradisional Jepang. Arti harfiah kimono adalah baju atau sesuatu yang dikenakan (ki berarti pakai, dan mono berarti barang).", "question_text": "Apa nama pakaian tradisional jepang ?", "answers": [{"text": "Kimono", "start_byte": 2, "limit_byte": 8}]} {"id": "-4866101621400332585-9", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Meybrat", "passage_text": "Konsep Tuhan atau Allah dalam suku Meybrat dikenal dengan Yefun. Kata Yefun merupakan konsep yang digali dari pemahaman masyarakat yang diturunkan dari kata, yaitu “ye” yang berarti memberi, mencipta, dan menjadikan; “fun” yang berari mengikat, tali pusat, dan inti kehidupan. Sehingga, suku Meybrat menyebut Yefun sebagai sesuatu yang sangat digantungkan dan diharapkan. Mereka mengikatkan tali pusarnya pada sang pencipta, yaitu Yefun. Dalam bahasa lain, Yefun adalah kepercayaan asli suku Meybrat sebelum mereka diperkenalkan paham Kristiani.[6]", "question_text": "Apakah kepercayaan Suku Meybrat?", "answers": [{"text": "Yefun", "start_byte": 58, "limit_byte": 63}]} {"id": "5032493719545209628-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Berapa lama Dinasti Qing Manchu berkuasa ?", "answers": [{"text": "1644 - 1911", "start_byte": 57, "limit_byte": 68}]} {"id": "-5640138711581669570-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jembatan Ampera", "passage_text": "Jembatan Ampera (Amanat penderitaan rakyat) adalah sebuah jembatan di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan, Indonesia. Jembatan Ampera, yang telah menjadi semacam lambang kota, terletak di tengah-tengah kota Palembang, menghubungkan daerah Seberang Ulu dan Seberang Ilir yang dipisahkan oleh Sungai Musi.", "question_text": "Apa nama jembatan terkenal di Palembang ?", "answers": [{"text": "Jembatan Ampera", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "6288089501898880553-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ligia", "passage_text": "Ligia (English: rock louse, sea slater) adalah genus isopoda. Sebagian besar spesies Ligia hidup di tebing zona pasang surut dan pantai berbatu, tetapi ada beberapa spesies sepenuhnya terestrial di lingkungan kelembaban tinggi.", "question_text": "Apa itu Ligia?", "answers": [{"text": "genus isopoda", "start_byte": 47, "limit_byte": 60}]} {"id": "74459356359947079-16", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "\nPerahu wisata\nPerkampungan batak di sekeliling Danau\nPulau Samosir. Pulau di tengah danau.\nMenyeberang ke pulau Samosir.\nDanau Toba, dilihat dari desa Tongging\nDanau Toba dilihat dari Pulau Samosir\nPemandangan Danau Toba dari udara\nPemandangan pesisir selatan; Pulau Sibandang terlihat di belakang\nRumah tradisional Batak di Ambarita\nAir Terjun Sipiso-Piso\nDanau Toba di uang kertas 1.000 rupiah\nPahatan perahu kano Batak Toba\nKawah Danau Toba dengan kubah yang membentuk Pulau Samosir\nPemandangan panorama parsial Danau Toba dari barat ke tenggara\n", "question_text": "Apakah nama pulau ditengah danau toba ?", "answers": [{"text": "Samosir", "start_byte": 60, "limit_byte": 67}]} {"id": "3101448757284507128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sima Qian", "passage_text": "\nSima Qian (simplified Chinese:司马迁; traditional Chinese:司馬遷) (145 SM - 90 SM) adalah seorang sejarawan dan negarawan pada zaman Dinasti Han.[1] Karyanya yang termashyur adalah Catatan Sejarah Agung yang merupakan catatan sejarah terlengkap pertama di Tiongkok bahkan di dunia yang mencatatkan sejarah peradaban Tiongkok sejak zaman Kaisar Kuning sampai masa Dinasti Han.[1][2][3][4]", "question_text": "Kapan Sima Qian meninggal?", "answers": [{"text": "90 SM", "start_byte": 83, "limit_byte": 88}]} {"id": "-3933042395602734741-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "Kapan perusahaan Google Inc didirikan?", "answers": [{"text": "4 September 1998", "start_byte": 215, "limit_byte": 231}]} {"id": "2146803543695619911-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bawang putih", "passage_text": "Bawang putih mempunyai khasiat sebagai antibiotik alami di dalam tubuh manusia.", "question_text": "Apa khasiat bawang putih pada kesehatan?", "answers": [{"text": "antibiotik alami", "start_byte": 39, "limit_byte": 55}]} {"id": "9071437948369439881-1", "language": "indonesian", "document_title": "Wang Zhengjun", "passage_text": "Wang dilahirkan sebagai putri kedua Wang Jin, yang saat itu menjabat sebagai Menteri Kehakiman dan Lady Li.[1] Meskipun dia adalah satu dari 12 anak, hanya Wang dan dua saudara laki-laki yang dilahirkan oleh Lady Li. Orangtuanya berusaha mencari suami Wang; pelamarnya berakhir sebelum rencana mereka mulai membuahkan hasil. Salah satu pelamar adalah Pangeran Dongping, tetapi dia meninggal sebelum menikah. Setelah ini, Wang mendedikasikan dirinya untuk mempelajari buku dan bermain guqin. Pada usia 18, ia memasuki istana sebagai dayang, dalam pelayanan salah satu selir kekaisaran.[1]", "question_text": "Siapa orangtua Permaisuri Xiaoyuan?", "answers": [{"text": "Wang Jin, yang saat itu menjabat sebagai Menteri Kehakiman dan Lady Li", "start_byte": 36, "limit_byte": 106}]} {"id": "8339736987665899899-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fiksi", "passage_text": "Fiksi adalah cerita atau latar yang berasal dari imajinasi—dengan kata lain, tidak secara ketat berdasarkan sejarah atau fakta.[1][2][3] Fiksi bisa dieskpresikan dalam beragam format, termasuk tulisan, pertunjukan langsung, film, acara televisi, animasi, permainan video, dan permainan peran, walaupun istilah ini awalnya dan lebih sering digunakan untuk bentuk sastra naratif,[4] termasuk novel, novella, cerita pendek, dan sandiwara. Fiksi biasanya digunakan dalam arti paling sempit untuk segala \"narasi sastra\".[5]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan cerita fiksi ?", "answers": [{"text": "cerita atau latar yang berasal dari imajinasi—dengan kata lain, tidak secara ketat berdasarkan sejarah atau fakta", "start_byte": 13, "limit_byte": 128}]} {"id": "-4553755979808494603-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Mesir (Arabic: مصر‎, romanized:Maṣr), nama resmi Republik Arab Mesir ([جمهوريّة مصر العربيّة]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help), [Gomhoreyyet Maṣr el-ʿArabeyya]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah sebuah negara yang sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika bagian timur laut. Mesir juga digolongkan sebagai negara maju di Afrika.", "question_text": "dimanakah letak Mesir ?", "answers": [{"text": "Afrika bagian timur laut", "start_byte": 319, "limit_byte": 343}]} {"id": "7750504327094150084-0", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Utara", "passage_text": "Republik Rakyat Demokratik Korea (RRDK), Korea Utara atau Korut saja (Hangul: 조선민주주의인민공화국, Hanja: 朝鮮民主主義人民共和國, Chosŏn Minjujuŭi Inmin Konghwaguk, English: Democratic People's Republic of (North) Korea (DPRK)) adalah sebuah negara di Asia Timur, yang meliputi sebagian utara Semenanjung Korea. Ibu kota dan kota terbesarnya adalah Pyongyang. Zona Demiliterisasi Korea menjadi batas antara Korea Utara dan Korea Selatan. Sungai Amnok dan Sungai Tumen membentuk perbatasan antara Korea Utara dan Republik Rakyat Tiongkok. Sebagian dari Sungai Tumen di timur laut merupakan perbatasan dengan Rusia. Penduduk setempat menyebut negara ini Pukchosŏn (북조선, \"Chosŏn Utara\").", "question_text": "apakah nama ibukota Korea utara?", "answers": [{"text": "Pyongyang", "start_byte": 376, "limit_byte": 385}]} {"id": "-8590726035474837440-7", "language": "indonesian", "document_title": "Bolesław I", "passage_text": "jmpl|kiri|190px|alt=Two bearded men, one of them wearing a sword|Patung Bolesław I dan ayahandanya, Mieszko I dari Polandia, oleh Christian Daniel Rauch di dalam Kapel Emas Katedral Poznań\nBolesław lahir pada tahun 966 atau 967,[1] putra pertama Mieszko I dari Polandia dan istrinya putri Bohemia, Dobrawa.[2][3] Epitafnya, yang ditulis pada pertengahan abad ke-11, menekankan bahwa Bolesław telah lahir dari seorang ayahanda \"yang kafir\" dan seorang ibunda \"yang beriman\", menunjukkan bahwa ia lahir sebelum pembaptisan ayahandanya.[3][4] Bolesław dibaptis segera setelah kelahirannya.[5] Ia dinamai sama seperti nama kakek maternalnya, Boleslav I dari Bohemia.[6] Tidak banyak yang diketahui tentang masa kecil Bolesław. Epitafnya mencatat bahwa ia menjalani upacara pemotongan rambut tradisional pada usia tujuh tahun dan kotak rambutnya dikirim ke Roma.[5] Tindakan terakhir menunjukkan bahwa Mieszko ingin menempatkan putranya di bawah perlindungan Tahta Suci.[5][7] Sejarahwan Tadeusz Manteuffel mengatakan bahwa Bolesław membutuhkan perlindungan itu karena ayahandanya telah mengirimnya ke istana Otto I, Kaisar Romawi Suci untuk membuktikan kesetiaannya kepada Kaisar.[7] Namun sejarahwan Marek Kazimierz Barański mencatat bahwa Bolesław dikirim sebagai sandera ke istana kekaisaran diperdebatkan.[8]", "question_text": "Siapa ibu Bolesław I Chrobry?", "answers": [{"text": "Bohemia, Dobrawa", "start_byte": 292, "limit_byte": 308}]} {"id": "-8147272588087059707-27", "language": "indonesian", "document_title": "Silence (film 2016)", "passage_text": "Silence meraih keuntungan sejumlah $7.1juta di Amerika Serikat dan Kanada dan $16.6juta di kawasan lainnya dengan total seluruh dunia sejumlah $23.7juta, berbanding dengan biaya produksinya yang sejumlah $50juta.[6][4]", "question_text": "Berapa biaya produksi film Silence?", "answers": [{"text": "$50juta", "start_byte": 204, "limit_byte": 211}]} {"id": "-6758915792658224214-26", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Kepulauan Solomon Timur", "passage_text": "Pertempuran ini umumnya secara garis besar dianggap sebagai kemenangan strategis dan taktis bagi Amerika Serikat. Japanese menderita kerugian lebih banyak kapal, pesawat terbang berikut para penerbangnya, dan pengiriman pasukan bala bantuan Jepang untuk Guadalkanal tertunda.[54] Mengenai pentingnya pertempuran ini, sejarawan Richard B. Frank menyimpulkan,", "question_text": "Siapa yang memenangkan Pertempuran Kepulauan Stewart?", "answers": [{"text": "Amerika", "start_byte": 97, "limit_byte": 104}]} {"id": "7594968974580001370-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta api Argo Parahyangan", "passage_text": "Kereta api ini merupakan kereta api hasil peleburan KA Argo Gede dan Parahyangan, yang telah dihentikan pengoperasiannya sejak terakhir kali beroperasi pada 26 April 2010. KA Argo Parahyangan pertama kali dioperasikan pada Selasa, 27 April 2010 pada pukul 05.30 di Stasiun Bandung dan pukul 05.45 di Stasiun Gambir.", "question_text": "Kapan Kereta api Argo Parahyangan pertama kali beroperasi?", "answers": [{"text": "27 April 2010", "start_byte": 231, "limit_byte": 244}]} {"id": "-5742491176849380880-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pengukuran Kerja Manajemen Operasi", "passage_text": "Manajer operasional dapat menetapkan standar pekerja yang benar yaitu secara tepat dapat menentukan rata-rata waktu yang dibutuhkan seorang karyawan untuk melaksanakan aktivitas tertentu dalam kondisi kerja normal. Penetapan standar pekerja dapat menggunakan empat cara [4] yaitu:", "question_text": "Siapakah yang menetapkan Pengukuran Kerja dalam sebuah perusahaan?", "answers": [{"text": "Manajer operasional", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "2396937147439023754-15", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Selatan", "passage_text": "\n\nLuas Korea Selatan adalah 99.274km2,[21] lebih kecil dibanding Korea Utara. Keadaan topografinya sebagian besar berbukit dan tidak rata.[22] Pegunungan di wilayah timur umumnya menjadi hulu sungai-sungai besar, seperti sungai Han dan sungai Naktong. Sementara wilayah barat merupakan bagian rendah yang terdiri dari daratan pantai yang berlumpur. Di wilayah barat dan selatan yang terdapat banyak teluk terdapat banyak pelabuhan yang baik seperti Incheon, Yeosu, Gimhae, dan Busan.[23]", "question_text": "berapakah luas Korea Selatan?", "answers": [{"text": "99.274km2", "start_byte": 28, "limit_byte": 37}]} {"id": "7267118563797376296-0", "language": "indonesian", "document_title": "MetroTV", "passage_text": "\n\nMetroTV adalah sebuah stasiun televisi swasta berita yang berkedudukan di Indonesia. MetroTV didirikan oleh PT Media Televisi Indonesia, resmi mengudara sejak 25 November 2000 di Jakarta. MetroTV dimiliki oleh Media Group pimpinan Surya Paloh yang juga memiliki harian Media Indonesia dan Lampung Post.[1]", "question_text": "Siapa pendiri Metro TV?", "answers": [{"text": "PT Media Televisi Indonesia", "start_byte": 110, "limit_byte": 137}]} {"id": "-337206376259381382-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komunikasi", "passage_text": "\nKomunikasi adalah \"suatu proses di mana seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain\".[1]. Pada umumnya, komunikasi dilakukan secara lisan atau verbal yang dapat dimengerti oleh kedua belah pihak. Apabila tidak ada bahasa verbal yang dapat dimengerti oleh keduanya, komunikasi masih dapat dilakukan dengan menggunakan gerak-gerik badan, menunjukkan sikap tertentu, misalnya tersenyum, menggelengkan kepala, mengangkat bahu. Cara seperti ini disebut komunikasi dengan bahasa nonverbal.[2]\n", "question_text": "Apa definisi dari komunikasi ?", "answers": [{"text": "suatu proses di mana seseorang atau beberapa orang, kelompok, organisasi, dan masyarakat menciptakan, dan menggunakan informasi agar terhubung dengan lingkungan dan orang lain", "start_byte": 20, "limit_byte": 195}]} {"id": "4081960921896484050-0", "language": "indonesian", "document_title": "Neolitikum", "passage_text": "\nNeolitikum atau Zaman Batu Muda[1] adalah fase atau tingkat kebudayaan pada zaman prasejarah yang mempunyai ciri-ciri berupa unsur kebudayaan, seperti peralatan dari batu yang diasah, pertanian menetap, peternakan, dan pembuatan tembikar.", "question_text": "Apa itu kebudayaan Neolitik?", "answers": [{"text": "fase atau tingkat kebudayaan pada zaman prasejarah yang mempunyai ciri-ciri berupa unsur kebudayaan, seperti peralatan dari batu yang diasah, pertanian menetap, peternakan, dan pembuatan tembikar", "start_byte": 43, "limit_byte": 238}]} {"id": "4278145170629386019-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pythagoras", "passage_text": "Pythagoras (570 SM – 495 SM, bahasa Yunani:\nΠυθαγόρας) adalah seorang matematikawan dan filsuf Yunani yang paling dikenal melalui teoremanya.", "question_text": "siapakah orang tua Pythagoras?", "answers": [{"text": "matematikawan dan filsuf Yunani yang paling dikenal melalui teoremanya", "start_byte": 81, "limit_byte": 151}]} {"id": "9024081798955452267-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nahdlatul 'Ulama", "passage_text": "Nahdlatul 'Ulama (Kebangkitan 'Ulama atau Kebangkitan Cendekiawan Islam), disingkat NU, adalah sebuah organisasi Islam terbesar di Indonesia.[3] Organisasi ini berdiri pada 31 Januari 1926 dan bergerak di bidang keagamaan, pendidikan, sosial, dan ekonomi.", "question_text": "Kapan Nahdlatul Ulama berdiri ?", "answers": [{"text": "31 Januari 1926", "start_byte": 173, "limit_byte": 188}]} {"id": "2876485280039541541-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Palembang", "passage_text": "\n\nKota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang adalah kota terbesar kedua di Sumatera setelah Medan. Kota Palembang memiliki luas wilayah 358,55km²[1] yang dihuni 1.573.898 jiwa (2018) dengan kepadatan penduduk 4.800 per km². Diprediksikan pada tahun 2030 mendatang kota ini akan dihuni 2,5 Juta orang. Pembangunan LRT (kereta api layang), dan rencana pembangunan sirkuit motor GP di kawasan Jakabaring dan sirkuit F1 di kawasan Tanjung Api-Api, merupakan proyek pengembangan Kota Palembang terkini.", "question_text": "Berapa luas kota Palembang?", "answers": [{"text": "358,55km²", "start_byte": 161, "limit_byte": 171}]} {"id": "-4249947727280747111-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin ketik", "passage_text": "Penemuan mesin ketik diawali pada tahun 1714, saat Henry Mill memperoleh hak paten karena menciptakan sebuah mesin yang menyerupai mesin ketik. Di samping itu muncul pula penemuan kertas karbon oleh Pellegrino Turri yang merupakan salah satu cikal bakal dari komponen mesin ketik. Pada tahun 1829, William Justin Burt menciptakan sebuah mesin yang disebut “typowriter”, yang dikenal sebagai mesin ketik pertama. Walaupun demikian, mesin ini bekerja lebih lama daripada menulis dengan menggunakan tangan, sehingga Burt tidak dapat menemukan seorang pembeli atau pihak perusahaan yang mau membeli hak paten tersebut. Hal ini menyebabkan mesin itu tidak dapat diproduksi untuk komersil. Mesin ketik ini digunakan dengan cara putaran, bukan tombol-tombol untuk memilih karakter, sehingga disebut “index typewriter”, bukan “keyboard typewriter”.", "question_text": "Siapa yang menciptakan keyboard pertama kali ?", "answers": [{"text": "William Justin Burt", "start_byte": 298, "limit_byte": 317}]} {"id": "-950637818560100346-12", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nasional Indonesia", "passage_text": "PNI berubah nama menjadi PNI Marhaenisme dan diketuai oleh Sukmawati Soekarnoputeri, anak dari Soekarno.", "question_text": "Siapa ketua umum pertama Partai Nasional Indonesia ?", "answers": [{"text": "Sukmawati Soekarnoputeri", "start_byte": 59, "limit_byte": 83}]} {"id": "-4406765082101323017-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika bagian selatan", "passage_text": "\n\nAfrika bagian selatan adalah region yang terletak di paling selatan benua Afrika. Menurut PBB, lima negara yang termasuk Afrika bagian Selatan adalah:", "question_text": "Berapa jumlah negara di Afrika Selatan ?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 97, "limit_byte": 101}]} {"id": "5071665826653602074-27", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Karena komputer yang membentuk jaringan semakin hari semakin banyak,\nmaka dibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan.\nPada tahun 1982 dibentuk Transmission Control Protocol\natau TCP dan Internet Protokol atau IP yang kita kenal semua. Sementara\nitu di Eropa muncul jaringan komputer tandingan yang dikenal dengan\nEunet, yang menyediakan jasa jaringan komputer di negara-negara Belanda,\nInggris, Denmark dan Swedia. Jaringan Eunet menyediakan jasa e-mail dan\nnewsgroup USENET.", "question_text": "kapankah Alamat IP pertama kali diperkenalkan pada komputer?", "answers": [{"text": "1982", "start_byte": 151, "limit_byte": 155}]} {"id": "1947795117533888308-2", "language": "indonesian", "document_title": "Salahuddin Ayyubi", "passage_text": "Shalahuddin Al-Ayyubi berasal dari bangsa Kurdi.[1] Ayahnya Najmuddin Ayyub dan pamannya Asaduddin Syirkuh hijrah (migrasi) meninggalkan kampung halamannya dekat Danau Fan dan pindah ke daerah Tikrit (Irak). Shalahuddin lahir di benteng Tikrit, Irak tahun 532 H/1137 M, ketika ayahnya menjadi penguasa Seljuk di Tikrit. Saat itu, baik ayah maupun pamannya mengabdi kepada Imaduddin Zanky, gubernur Seljuk untuk kota Mousul, Irak. Ketika Imaduddin berhasil merebut wilayah Balbek, Lebanon tahun 534 H/1139 M, Najmuddin Ayyub (ayah Shalahuddin) diangkat menjadi gubernur Balbek dan menjadi pembantu dekat Raja Suriah Nuruddin Mahmud. Selama di Balbek inilah, Shalahuddin mengisi masa mudanya dengan menekuni teknik perang, strategi, maupun politik. Setelah itu, Shalahuddin melanjutkan pendidikannya di Damaskus untuk mempelajari teologi Sunni selama sepuluh tahun, dalam lingkungan istana Nuruddin. Pada tahun 1169, Shalahudin diangkat menjadi seorang wazir (konselor).", "question_text": "Kapan Salahuddin Ayyubi lahir ?", "answers": [{"text": "532 H", "start_byte": 256, "limit_byte": 261}]} {"id": "1862067369552101255-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sindrom ovarium polikistik", "passage_text": "Gejala utama PCOS adalah gangguan haid. Hampir semua wanita dengan sindrom ini tidak mengalami mengalami jadwal haid yang normal ketika remaja, bahkan ada yang berhenti haid sama sekali.", "question_text": "Bagaimanakah ciri utama Sindrom ovarium polikistik ?", "answers": [{"text": "gangguan haid", "start_byte": 25, "limit_byte": 38}]} {"id": "2671154937885273974-1", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke-43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, seperti Animax dan stasiun televisi lainnya, pada 3 Oktober 2002 sampai sekarang. Seri pertama terdiri atas 9 musim dan berlangsung 220 episode. Musim pertama dari seri kedua mulai ditayangkan pada tanggal 15 Februari 2007. Di Indonesia sendiri, anime Naruto pernah ditayangkan oleh stasiun televisi Trans TV, yang kemudian ditayangkan lebih lanjut oleh GTV dan sempat ditayangkan di Indosiar untuk musim keempat dan kelima sampai Naruto Shippuden musim kelima. Selain serial anime, Studio Pierrot telah mengembangkan delapan film untuk seri dan beberapa original video animation (OVA). Jenis barang dagangan termasuk novel ringan, permainan video dan koleksi kartu yang dikembangkan oleh beberapa perusahaan.", "question_text": "Kapan Naruto pertama kali difilmkan?", "answers": [{"text": "3 Oktober 2002", "start_byte": 527, "limit_byte": 541}]} {"id": "-8184266734347239436-0", "language": "indonesian", "document_title": "1989 (album)", "passage_text": "1989 adalah sebuah album studio kelima karya penyanyi sekaligus penulis lagu berkebangsaan Amerika Serikat, Taylor Swift. Album ini dirilis pada tanggal 27 Oktober 2014 di Amerika Utara di bawah label Big Machine Records dan pada tanggal 16 November 2014[1] di Indonesia di bawah label Universal Music Indonesia. Swift memulai merencanakan pekerjaan album ini pada 2013 dan melanjutkannya pada 2014, yang mana pada waktu itu Swift bekerja sama bersama beberapa Produser termasuk Max Martin dan Shellback. Hasil pekerjaan mereka adalah “Dokumentasi Pertama, Pop Album Resmi” Milik Taylor Swift, yang mana menggantikan kebiasaannya bermusik dari Pop Country pada albumnya yang sebelumnya. Judul album ini berasal dari tahun lahir Taylor Swift.", "question_text": "Kapan album 1989 dirilis ?", "answers": [{"text": "27 Oktober 2014", "start_byte": 153, "limit_byte": 168}]} {"id": "-3145818580872859869-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karlmann I", "passage_text": "\nKarlmann I, juga Karlmann (28 Juni 751 – 4 Desember 771) merupakan Raja Franka from 768 sampai kematiannya pada tahun 771. Ia merupakan putra kedua Pippin yang Pendek dan Bertrada dari Laon dan juga merupakan adik Charlemagne. Tidak banyak yang diketahui mengenai kehidupannya dan Karlmann kerap dianggap oleh para sejarahwan sebagai langkah pertama Charlemagne menuju ke arah Kekaisaran Romawi Suci, karena dengan kematiannya memperbolehkan Charlemagne untuk mengambil seluruh Frankia dan memulai ekspansinya ke kerajaan lainnya.", "question_text": "Kapan Karlmann lahir?", "answers": [{"text": "28 Juni 751", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "4506100227030645404-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Belanda", "passage_text": "\n\nMenurut konstitusi Belanda, Amsterdam adalah ibu kota Belanda, meskipun parlemen dan pemerintah Belanda telah berada di Den Haag sejak 1588, demikian pula dengan Mahkamah Agung dan Dewan Negara.[1][2] Sejak revisi Konstitusi tahun 1983, Pasal 32 secara khusus menyebutkan bahwa \"Raja yang akan disumpah dan dilantik sesegera mungkin di ibu kota, Amsterdam\",[3][4] sebagai satu-satunya referensi dalam Konstitusi yang menyatakan bahwa Amsterdam adalah ibu kota.", "question_text": "Apakah ibukota Belanda ?", "answers": [{"text": "Amsterdam", "start_byte": 30, "limit_byte": 39}]} {"id": "2043044701751219618-6", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "\n\nIbukota Vietnam adalah Hanoi (dahulu berfungsi sebagai ibukota Vietnam Utara), sedangkan kota terbesar dan terpadat adalah Kota Ho Chi Minh (dahulu dikenal sebagai Saigon).\nprovinsi (dalam Bahasa Vietnam di sebut tỉnh) dan 5 kotamadya yang di kontrol langsung oleh pemerintah pusat dan memiliki level yang sama dengan provinsi (thành phố trực thuộc trung ương). Ke-59 provinsi-provinsi tersebut kemudian dibagi-bagi menjadi kotamadya provinsi (thành phố trực thuộc tỉnh, daerah perkotaan (thị xã) dan pedesaan (huyện), dan kemudian dibagi lagi menjadi kota (thị trấn) atau komune (xã). Sedangkan, 5 kota madya yang dikontrol oleh pemerintah pusat di bagi menjadi distrik (quận) dan kabupaten, dan kemudian, dibagi lagi menjadi kelurahan (phường).", "question_text": "Apakah ibukota Vietnam?", "answers": [{"text": "Hanoi", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "274940638828201400-2", "language": "indonesian", "document_title": "Fidiricu III dari Sisilia", "passage_text": "Fidiricu dilahirkan di Barcelona putra Pero III dari Aragon dan Custanza dari Sisilia, putri Raja Manfredi dari Sisilia.", "question_text": "Siapa nama putra Custanza?", "answers": [{"text": "Fidiricu", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-3036816867291376356-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Austria", "passage_text": "\nBendera Austria terdiri dari tiga garis warna horisontal, merah, putih, dan merah. Bendera Austria dan bendera Denmark disebut-sebut sebagai desain bendera yang tertua di dunia. Bendera Austria juga sama seperti Bendera Latvia, Bendera Lebanon, Bendera Polinesia Perancis, Bendera Lebanon, Bendera Peru.", "question_text": "Apa warna bendera Austria ?", "answers": [{"text": "horisontal, merah, putih, dan merah", "start_byte": 47, "limit_byte": 82}]} {"id": "-7743550500730853037-0", "language": "indonesian", "document_title": "Turki", "passage_text": "\n\n\nRepublik Turki (bahasa Turki: Türkiye Cumhuriyeti) disebut Türkiye (bahasa Turki: Türkiye) adalah sebuah negara besar di kawasan Eurasia. Wilayahnya terbentang dari Semenanjung Anatolia di Asia Barat Daya dan daerah Balkan di Eropa Tenggara. Turki berbatasan dengan Laut Hitam di sebelah utara; Bulgaria di sebelah barat laut; Yunani dan Laut Aegea di sebelah barat; Georgia di timur laut; Armenia, Azerbaijan, dan Iran di sebelah timur; dan Irak dan Suriah di tenggara; dan Laut Mediterania di sebelah selatan. Laut Marmara yang merupakan bagian dari Turki digunakan untuk menandai batas wilayah Eropa dan Asia, sehingga Turki dikenal sebagai negara transkontinental.", "question_text": "dimanakah letak Turki ?", "answers": [{"text": "kawasan Eurasia", "start_byte": 127, "limit_byte": 142}]} {"id": "6455116840989782486-2", "language": "indonesian", "document_title": "Konstitusi Jepang", "passage_text": "Konstitusi ini terdiri dari sekitar 5.000 kata. Ia mempunyai sebuah pembukaan serta 103 pasal-pasal, yang dikelompokkan ke dalam sebelas bab. Pembagian bab-bab tersebut ialah sebagai berikut:", "question_text": "Berapa jumlah pasal dalam Konstitusi Jepang?", "answers": [{"text": "103", "start_byte": 84, "limit_byte": 87}]} {"id": "-8753670907490490582-4", "language": "indonesian", "document_title": "Maliq & D'Essentials", "passage_text": "Kata Maliq itu sendiri merupakan sebuah konsep dan kependekan dari Music And Live Instrument Quality yang pertama kali digagas oleh Angga dan Widi yang juga merangkap sebagai produser, komposer, arranger dan song writer. Lalu istilah D'Essentials awalnya adalah sebagai pendukung dari konsep tersebut yang mengacu kepada personel-personel yang lain. Kini istilah Maliq & D'Essentials telah menjadi suatu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan, walaupun masih banyak orang yang sering salah menyebutkan dengan benar nama grup musik ini.", "question_text": "Siapa pendiri MALIQ & D'Essentials?", "answers": [{"text": "Angga dan Widi", "start_byte": 132, "limit_byte": 146}]} {"id": "-2671531956288398856-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Nan Sarunai", "passage_text": "Raden Japutra Layar adalah raja pertama Kerajaan Nan Sarunai.[8] Didasarkan pada pola, sistem, dan struktur pemerintahan Kerajaan Nan Sarunai yang sudah menjadi jauh lebih baik dibandingkan masa-masa sebelumnya.[8] Seperti diketahui, Kerajaan Nan Sarunai adalah pemerintahan yang dikelola oleh orang-orang Suku Dayak Maanyan dan diduga sudah eksis pada kisaran waktu antara 242 hingga 226 Sebelum Masehi sehingga diperkirakan sistem pemerintahannya, termasuk dalam hal kepemimpinan, belum terorganisir dengan baik.[8] Penerus Raden Japutra Layar sebagai pemimpin Kerajaan Nan Sarunai adalah Raden Neno (1329-1349) dan kemudian Raden Anyan (1349-1355).[8] Raden Anyan, bergelar Datu Tatuyan Wulau Miharaja Papangkat Amas, adalah raja terakhir Kerajaan Nan Sarunai sebelum riwayat kerajaan ini tamat akibat serangan dari Kerajaan Majapahit.[8]", "question_text": "siapakah raja pertama Kerajaan Nan Sarunai?", "answers": [{"text": "Raden Japutra Layar", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "3030499924692572081-1", "language": "indonesian", "document_title": "Panzer VIII Maus", "passage_text": "Hanya ada dua purwarupa dari Maus (satu dengan Meriam dan yang satunya tidak memiliki meriam) yang menjalani ujicoba pada akhir 1944. Maus yang berhasil diselesaikan memiliki panjang 10.2 meter (30 ft 6 in), Lebar 3.71 meter (12 ft 2 in) dan tinggi 3.63 meter (11.9 ft). dengan berat 188 metrik ton, Persenjataan utama maus adalah meriam 128 mm KwK 44 L/55 yang didesain oleh Krupp dari Artileri anti-tank 12.8 cm Pak 44 yang digunakan pada tank Jagdtiger. Dengan jarak tembak lebih dari 3,500 meter (2.2 mi) meriam 128 mm Maus cukup kuat untuk menghancurkan semua jenis kendaraan lapis baja milik sekutu saat itu.", "question_text": "berapakah berat Panzerkampfwagen VIII Maus?", "answers": [{"text": "188 metrik ton", "start_byte": 284, "limit_byte": 298}]} {"id": "5083705766786420226-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kazimierz II Sprawiedliwy", "passage_text": "Kazimierz, yang keenam dari keempat putra Bolesław III, Adipati Polandia dan istri keduanya Salomea, putri Comte Henryk dari Berg, lahir pada tahun 1138, mungkin di ambang kematian ayahandanya. Mungkin juga ia dilahirkan tak lama kemudian, dan akibatnya anumerta.[1] Mungkin inilah alasan bahwa di dalam Testamen Bolesław III, ia dihilangkan dan ditinggalkan tanpa tanah.", "question_text": "Kapan Kazimierz II lahir?", "answers": [{"text": "1138", "start_byte": 149, "limit_byte": 153}]} {"id": "-8128772204920254123-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Maros", "passage_text": "Kabupaten Maros adalah salah satu Daerah Tingkat II di provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Maros. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.619,12km² dan berpenduduk sebanyak 339.300[1] jiwa pada tahun 2015. Di daerah ini juga terdapat tempat wisata andalan bagi wisatawan yang berkunjung ke Makassar dan Sulawesi Selatan yaitu Taman Nasional Bantimurung-Bulusaraung dan objek wisata batu karst terbesar kedua di dunia Rammang-Rammang selain itu Kabupaten Maros juga memiliki potensi ekonomi karena Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin berada di Kabupaten Maros.", "question_text": "berapakah luas Maros?", "answers": [{"text": "1.619,12km²", "start_byte": 176, "limit_byte": 188}]} {"id": "5058291544505933882-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Diponegoro", "passage_text": "Perang Diponegoro yang juga dikenal dengan sebutan Perang Jawa (Inggris:The Java War, Belanda: De Java Oorlog adalah perang besar dan berlangsung selama lima tahun (1825-1830) di Pulau Jawa, Hindia Belanda (sekarang Indonesia). Perang ini merupakan salah satu pertempuran terbesar yang pernah dialami oleh Belanda selama masa pendudukannya di Nusantara, melibatkan pasukan Belanda di bawah pimpinan Jenderal Hendrik Merkus de Kock[7] yang berusaha meredam perlawanan penduduk Jawa di bawah pimpinan Pangeran Diponegoro. Akibat perang ini, penduduk Jawa yang tewas mencapai 200.000 jiwa, sementara korban tewas di pihak Belanda berjumlah 8.000 tentara Belanda dan 7000 serdadu pribumi. Akhir perang menegaskan penguasaan Belanda atas Pulau Jawa.[8]", "question_text": "Berapa lama Perang Diponegoro berlangsung ?", "answers": [{"text": "lima tahun", "start_byte": 153, "limit_byte": 163}]} {"id": "-1494790230454062950-1", "language": "indonesian", "document_title": "Cen Wenben", "passage_text": "Cen Wenben lahir pada tahun 595, pada masa pemerintahan Kaisar Wen dari Sui. Keluarganya turun-temurun menjadi pejabat pada masa Dinasti Selatan dan Utara. Kakeknya, Cen Shanfang adalah pejabat di bawah pemerintahan Kaisar Xuan dari Liang Barat (salah satu dinasti pada masa itu). Sementara ayahnya, Cen Zhixiang, adalah bupati Handan pada akhir Dinasti Sui. Cen Wenben sejak muda sudah menunjukkan bakatnya dalam tulis-menulis, karakternya tenang namun cekatan dalam bertindak. Tahun 608, Cen Zhixiang difitnah melakukan pelanggaran hukum. Cen segera menghadap menteri kehakiman untuk membuktikan bahwa ayahnya tidak bersalah. Dengan fasih dan jelas ia menjawab semua pertanyaan yang diajukan padanya sehingga para pejabat yang hadir kagum akan kemampuannya. Mereka mencoba mengujinya kemampuan menulisnya dengan menyuruhnya menuliskan syair tentang bunga teratai. Ia pun melakukannya dengan cepat dan benar sehingga sekali lagi membuat mereka terperangah. Pada akhirnya ia berhasil meyakinkan para pejabat itu bahwa ayahnya difitnah sehingga ayahnya dapat bebas dari hukuman. Peristiwa ini lah yang mulai membuat namanya dikenal banyak orang. Komandan wilayah tempat tinggalnya merekomendasikannya agar ikut ujian negara untuk menjadi pejabat. Namun sebelum Cen sempat mendaftar, Tiongkok sudah dilanda kekacauan karena pemberontakan petani meletus di mana-mana menentang kesewenang-wenangan Kaisar Yang dari Sui.", "question_text": "Kapan Cen Wenben lahir?", "answers": [{"text": "595", "start_byte": 28, "limit_byte": 31}]} {"id": "1876820711267589182-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pekan", "passage_text": "\nPekan, sepekan, atau (satu) minggu (seminggu) adalah sebuah satuan waktu yang terdiri dari tujuh hari atau 7 x 24 jam = 168 jam.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan istilah \"pekan\"?", "answers": [{"text": "satuan waktu yang terdiri dari tujuh hari atau 7 x 24 jam = 168 jam", "start_byte": 61, "limit_byte": 128}]} {"id": "218486930993327392-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Yogyakarta", "passage_text": "Berikut daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Yogyakarta, Indonesia. Provinsi Yogyakarta terdiri dari 4 kabupaten, 1 kotamadya, 78 kecamatan, 46 kelurahan dan 392 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 3.606.111 jiwa dengan total luas wilayah 3.133,15 km².[1]", "question_text": "berapakah jumlah kecamatan yang ada di Yogyakarta?", "answers": [{"text": "78", "start_byte": 133, "limit_byte": 135}]} {"id": "-685363832029689291-1", "language": "indonesian", "document_title": "Taman Nasional Ujung Kulon", "passage_text": "Ujung Kulon merupakan taman nasional tertua di Indonesia yang sudah diresmikan sebagai salah satu Warisan Dunia yang dilindungi oleh UNESCO pada tahun 1991, karena wilayahnya mencakupi hutan lindung yang sangat luas. Sampai saat ini kurang lebih 50 sampai dengan 60 badak hidup di habitat ini.", "question_text": "Kapan Taman Nasional Ujung Kulon diresmikan ?", "answers": [{"text": "1991", "start_byte": 151, "limit_byte": 155}]} {"id": "8594398168174825951-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sverre Sigurdsson", "passage_text": "Sverre Sigurdsson (Old Norse: Sverrir Sigurðarson) (skt. 1145/1151 – 9 Maret 1202) merupakan seorang Raja Norwegia dari tahun 1184 sampai 1202. Ia menikahi Margrete Eriksdotter, putri Raja Swedia Erik IX, dengan siapa ia memiliki putri Kristina Sverresdotter.", "question_text": "Kapan Sverre Sigurdsson lahir?", "answers": [{"text": "1145/1151", "start_byte": 58, "limit_byte": 67}]} {"id": "-9202815264432904503-1", "language": "indonesian", "document_title": "Abdul Aziz bin Saud", "passage_text": "Raja Abdul Aziz dilahirkan di Riyadh dan merupakan anak pasangan Abdul Rahman bin Faisal dan Sara binti Ahmad al-Kabir Sudayri. Pada tahun 1890, semasa berusia sepuluh tahun, Abdul Aziz mengikuti keluarganya dalam pengasingan di Kuwait setelah dikalahkan oleh dinasti Rashidi, saat itu Nejd bukan bagian dari Kesultanan Utsmani, melainkan daerah merdeka yang dikuasai oleh beberapa kabilah suku. Ia menghabiskan masa kanak-kanaknya di Kuwait.", "question_text": "siapakah orang tua Abdullah bin Abdulaziz Al Saud?", "answers": [{"text": "Abdul Rahman bin Faisal dan Sara binti Ahmad al-Kabir Sudayri", "start_byte": 65, "limit_byte": 126}]} {"id": "-3660046619952794744-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mara", "passage_text": "Mara (Macaranga tanarius) adalah sejenis pohon penyusun hutan sekunder yang menghasilkan kayu ringan untuk membuat papan, kayu bakar, dan juga bahan obat tradisional. Di Indonesia, mara dikenal dengan nama-nama seperti madau (Lamp.), samè (Mal.), mara (Sund.), karahan, tutup, tutup ancur (Jw.), totop lakèk (Mad.), dahan (Alf. Minh.), hanuwa, hinan, lama (Amb.),[3] lingkobong, dan singkobong (Kal.).[2]", "question_text": "Apakah nama ilmiah pohon mara?", "answers": [{"text": "Macaranga tanarius", "start_byte": 6, "limit_byte": 24}]} {"id": "-3622126551313098979-3", "language": "indonesian", "document_title": "Boeing", "passage_text": "William Boeing mendirikan perusahaannya beberapa bulan setelah penerbangan perdana salah satu dari dua pesawat amfibi \"B&W\" pada 15 Juni yang dibangun dengan bantuan dari George Conrad Westervelt, seorang insinyur Angkatan Laut AS. Boeing dan Westervelt memutuskan untuk membangun pesawat amfibi B&W setelah terbang dengan pesawat Curtiss. Boeing membeli pesawat amfibi Glenn Martin \"Flying Birdcage\" (disebut demikian karena semua kabel kawat memegangnya bersama-sama) dan diajarkan untuk terbang oleh Glenn Martin sendiri. Birdcage itu kemudian jatuh dan ketika Martin memberitahu Boeing bahwa suku cadang tidak akan tersedia untuk beberapa bulan, Boeing menyadari bahwa ia bisa membangun pesawat sendiri dalam waktu selama itu. Dia dan temannya, Cdr. G.C. Westervelt sepakat untuk membangun pesawat yang lebih baik dan segera memproduksi B&W Seaplane.[15] Pesawat pertama Boeing ini dirakit di hanggar pinggir danau yang terletak di pantai timur laut dari Seattle Lake Union. Banyak dari pesawat awal Boeing merupakan pesawat amfibi.", "question_text": "Apakah pesawat pertama yang diproduksi Boeing Commercial Airplanes?", "answers": [{"text": "B&W Seaplane", "start_byte": 841, "limit_byte": 853}]} {"id": "4852807203186872682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dirgantara Air Service Penerbangan 3130", "passage_text": "Dirgantara Air Service Penerbangan 3130 (DIR3130/AW3130) adalah penerbangan penumpang domestik terjadwal yang dioperasikan oleh Dirgantara Air Service dari Bandar Udara Datah Dawai, Kabupaten Malinau, ke Bandar Udara Temindung, Samarinda, Kalimantan Timur. Pada tanggal 18 November 2000, pesawat Britten Norman Islander BN-2 menabrak pucuk pohon dan jatuh ke hutan di dekat bandara tidak lama setelah lepas landas. Tidak ada korban jiwa, tetapi ke-18 awak dan penumpang di dalamnya cedera; 11 di antaranya luka parah.[1][2]", "question_text": "Kapan Dirgantara Air Service Penerbangan 3130 pertama kali terbang?", "answers": [{"text": "18 November 2000", "start_byte": 270, "limit_byte": 286}]} {"id": "5388401216029105954-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat Kepresidenan Indonesia", "passage_text": "Proses pembuatan dan modifikasi pesawat dengan seri Boeing 737-800, ini dimulai pada tahun 2011.[1] Pesawat ini dibuat dari varian Boeing Business Jet 2 yang merupakan salah satu varian pesawat buatan Boeing. Setelah selesai dibuat pada tahun 2014, kali pertama tiba di Lanud Halim Perdanakusuma Jakarta pada tanggal 10 April 2014.[2]", "question_text": "Kapan Pesawat kepresidenan Indonesia pertama terbang?", "answers": [{"text": "10 April 2014", "start_byte": 317, "limit_byte": 330}]} {"id": "6213908726260906182-3", "language": "indonesian", "document_title": "Reaksi nuklir", "passage_text": "Unsur yang sering digunakan dalam reaksi fisi nuklir adalah Plutonium dan Uranium (terutama Plutonium-239, Uranium-235), sedangkan dalam reaksi fusi nuklir adalah Lithium dan Hidrogen (terutama Lithium-6, Deuterium, Tritium).", "question_text": "Apakah unsur yang digunakan dalam reaksi fisi nuklir?", "answers": [{"text": "Plutonium dan Uranium", "start_byte": 60, "limit_byte": 81}]} {"id": "1175647348601483437-2", "language": "indonesian", "document_title": "A.C. Milan", "passage_text": "Klub ini didirikan pada tahun 1899 dengan nama Klub Kriket dan Sepak bola Milan (Milan Cricket and Football Club) oleh Alfred Edwards dan Herbert Kilpin, seorang ekspatriat Inggris.[6][7] Sebagai penghormatan terhadap asal usulnya, Milan tetap menggunakan ejaan bahasa Inggris nama kotanya (Milan) daripada menggunakan ejaan bahasa Italia Milano.", "question_text": "tahun berapakah AC Milan didirikan?", "answers": [{"text": "1899", "start_byte": 30, "limit_byte": 34}]} {"id": "5976037111165665648-0", "language": "indonesian", "document_title": "Unsur kimia", "passage_text": "Unsur kimia adalah suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya (yaitu, nomor atom, atau Z, yang sama).[1] Sebanyak 118 unsur telah diidentifikasi, yang 94 di antaranya terjadi secara alami di bumi. Sedangkan 24 sisanya, merupakan unsur sintetis. Terdapat 80 unsur yang memiliki sekurang-kurangnya satu isotop stabil dan 38 unsur yang merupakan radionuklida yang, seiring berjalannya waktu, meluruh menjadi unsur lain. Besi adalah unsur penyusun bumi paling melimpah (berdasarkan massa), sementara oksigen adalah yang paling melimpah di kerak bumi.[2]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan unsur kimia ?", "answers": [{"text": "suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya (yaitu, nomor atom, atau Z, yang sama)", "start_byte": 19, "limit_byte": 133}]} {"id": "-1165520135532195554-2", "language": "indonesian", "document_title": "10 November", "passage_text": "1483 - Martin Luther, tokoh pembentuk Kristen Protestan asal Jerman (m. 1546)\n1759 - Friedrich Schiller, penulis Jerman (m. 1805)\n1868 - Gichin Funakoshi, ahli seni beladiri Jepang (m. 1957)\n1918 - Ernst Otto Fischer, kimiawan Jerman, penerima hadiah Nobel (m. 2007)\n1919 - Mikhail Kalashnikov, perancang senjata Rusia\n1923 - Hachiko, anjing terkenal di dunia (m. 1935)\n1925 - Richard Burton, aktor Welsh (m. 1984)\n1928 - Soesilo Soedarman, mantan Menteri Koordinator Politik dan Keamanan (Menko Polkam) dan Menteri Pariwisata, Pos dan Telekomunikasi (Menparpostel).\n1932 - Roy Scheider, aktor Amerika Serikat (m. 2008)\n1933 - Ronald Evans, astronot Amerika Serikat (m. 1990)\n1942 - Robert F. Engle, ahli ekonomi Amerika Serikat, penerima hadiah Nobel\n1942 - Hans-Rudolf Merz, Konselir federal Swiss\n1947 - Maulana Al-Habib Muhammad Luthfi bin Ali bin Yahya, Tokoh Ulama Nasionalisme Karismatik asal Pekalongan, Jawa Tengah[1]\n1955 - Roland Emmerich, sutradara dan produser film German\n1965 - Eddie Irvine, pembalap Irlandia Utara\n1969 - Jens Lehmann, pemain sepak bola Jerman\n1973 - Patrik Berger, pemain sepak bola Ceko\n1974 - Anindya Bakrie, pengusaha Indonesia\n1977 - Brittany Murphy, aktris Amerika Serikat (m. 2009)\n1977 - Won Bin, aktor Korea\n1980 - Calvin Chen, penyanyi Taiwan, (Fei Lun Hai/Fahrenheit)\n2000 - Zebi Magnolia Fawwaz, mantan anggota grup idola Indonesia JKT48", "question_text": "Kapankah Gichin Funakoshi lahir ?", "answers": [{"text": "1868", "start_byte": 130, "limit_byte": 134}]} {"id": "-4627932048876679898-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kali Kuning", "passage_text": "Kali Kuning adalah sebuah sungai atau kali yang berada 10 kilometer di sebelah timur kota Yogyakarta. Sungai ini memiliki panjang sekitar 40km, dari hulu yang ada di puncak gunung Merapi pada koordinat 7°32'34.7\" Lintang Selatan, 110°26'45\" Bujur Timur. Sungai ini mengalir melalui 5 kecamatan di kabupaten Sleman, antara lain:", "question_text": "berapakah panjang sungai kuning?", "answers": [{"text": "40km", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "4202463854667420382-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "siapakah yang menciptakan anime Naruto?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "5371239038774714891-10", "language": "indonesian", "document_title": "Majapahit", "passage_text": "Menurut Kakawin Nagarakretagama pupuh XIII-XV, daerah kekuasaan Majapahit meliputi Sumatra, semenanjung Malaya, Kalimantan, Sulawesi, kepulauan Nusa Tenggara, Maluku, Papua, Tumasik (Singapura) dan sebagian kepulauan Filipina.[21] Sumber ini menunjukkan batas terluas sekaligus puncak kejayaan Kemaharajaan Majapahit.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan Majapahit ?", "answers": [{"text": "Sumatra, semenanjung Malaya, Kalimantan, Sulawesi, kepulauan Nusa Tenggara, Maluku, Papua, Tumasik (Singapura) dan sebagian kepulauan Filipina", "start_byte": 83, "limit_byte": 225}]} {"id": "-3741321663755407387-4", "language": "indonesian", "document_title": "Desiderius Erasmus", "passage_text": "Desiderius Erasmus dilaporkan lahir di Rotterdam pada tanggal 28 Oktober, di akhir tahun 1460-an.[1][7] Ia dinamai seturut nama Santo Erasmus dari Formia, seorang tokoh yang disukai oleh Gerard, ayah Erasmus.[8] Suatu legenda dari abad ke-17 menyebutkan bahwa Erasmus awalnya dinamakan Geert Geerts (juga Gerhard Gerhards atau Gerrit Gerritsz),[9] namun hal itu tidak berdasar.[10] Ia lahir di Rotterdam, namun, ada anggapan bahwa tidak terdapat cukup catatan untuk memastikannya. Sebuah lukisan kayu yang terkenal mengindikasikan: Goudæ conceptus, Roterodami natus (bahasa Latin yang artinya: dikandung di Gouda, lahir di Rotterdam). Menurut sebuah artikel yang ditulis oleh sejarawan Renier Snooy (1478–1537), Erasmus lahir di Gouda.", "question_text": "siapakah orang tua Erasmus?", "answers": [{"text": "Gerard", "start_byte": 187, "limit_byte": 193}]} {"id": "9203441409909610097-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guns N' Roses", "passage_text": "Guns N' Roses (GNR) adalah kelompok musik hard rock dari Amerika Serikat yang berdiri pada tahun 1984 dan resmi pada Maret tahun 1985 . Anggota pendiri GNR adalah Axl Rose yang merupakan eks vokalis Hollywood Rose dan Tracii Guns yang juga eks gitaris L.A Guns. Grup yang didirikan di Los Angeles, Amerika Serikat ini sempat berganti-ganti personel bahkan gitaris sekaligus pendiri GNR Tracii Guns pun hengkang dari grup ini. Bermula Pada tahun 1983, ketika itu setelah gagal bergabung dengan Poison bersama teman masa kecilnya, Steven Adler, mereka bersama membentuk Road Crew. Slash menempatkan iklan di sehelai koran untuk pemain bass, dan setelah itu ia menerima jawaban dari Duff McKagan. Ketika Road Crew bubar, Slash bergabung dengan band lokal, Black Sheep. Diketuai oleh Willie Bass, band ini kemudian saling berbagi seorang agen dengan band lainnya, yang dikenal sebagai Hollywood Rose.", "question_text": "Kapan grup Guns N ‘Roses didirikan?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 97, "limit_byte": 101}]} {"id": "2469205013521024603-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Islam", "passage_text": "Sejarah Islam adalah sejarah agama Islam mulai turunnya wahyu pertama pada tahun 610 yang diturunkan kepada rasul yang terakhir yaitu Muhammad bin Abdullah di Gua Hira, Arab Saudi sampai dengan sekarang.", "question_text": "dimanakah agama Islam muncul pertama kali?", "answers": [{"text": "Arab Saudi", "start_byte": 169, "limit_byte": 179}]} {"id": "-7197099232075193432-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "Apakah sistem pemerintahan China?", "answers": [{"text": "Republik", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "8951071341763700369-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konstitusi Apostolik", "passage_text": "\nKonsitusi Apostolik, Undang-Undang Kerasulan, Undang-Undang Rasuli, Undang-Undang Keutusanan, Piagam Kerasulan, Piagam Keutusanan atau Piagam Rasuli (bahasa Latin: constitutio apostolica) adalah dekret tertinggi yang dikeluarkan oleh Sri Paus. Pemakaian istilah konstitusi dalam frasa ini bersumber dari kata constitutio dalam bahasa Latin yang digunakan sebagai sebutan bagi segala macam undang-undang bernilai penting yang dikeluarkan oleh Kaisar Romawi, dan dipertahankan dalam dokumen-dokumen gerejawi akibat tatanan yang diwarisi hukum kanon Gereja Katolik Roma dari hukum Romawi.", "question_text": "Apa itu Konstitusi Apostolik?", "answers": [{"text": "dekret tertinggi yang dikeluarkan oleh Sri Paus", "start_byte": 196, "limit_byte": 243}]} {"id": "2588468022800395287-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Siapa pendiri Dinasti Han Timur?", "answers": [{"text": "Liu Bang", "start_byte": 327, "limit_byte": 335}]} {"id": "-3973774561858260485-2", "language": "indonesian", "document_title": "Maulid Nabi Muhammad", "passage_text": "\nMaulid Nabi Muhammad SAW kadang-kadang Maulid Nabi atau Maulud saja (Arab: مولد النبي‎, Mawlid an-Nabī), adalah peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW, yang di Indonesia perayaannya jatuh pada setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan Hijriyah. Kata maulid atau milad dalam bahasa Arab berarti hari lahir. Perayaan Maulid Nabi merupakan tradisi yang berkembang di masyarakat Islam jauh setelah Nabi Muhammad SAW wafat. Secara subtansi, peringatan ini adalah ekspresi kegembiraan dan penghormatan kepada Nabi Muhammad.", "question_text": "Kapan kelahiran Nabi Muhammad SAW diperingati ?", "answers": [{"text": "12 Rabiul Awal", "start_byte": 222, "limit_byte": 236}]} {"id": "-2053716768116276974-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kuskus", "passage_text": "Kuskus adalah mamalia berkantung (Marsupialia) nokturnal termasuk dalam famili Phalangeridae. Kelompok hewan ini persebarannya terbatas di Indonesia bagian timur (Sulawesi, Maluku, dan Papua), Australia dan Papua New Guinea. Total genus kuskus di dunia ada enam genus yakni Ailurops, Phalanger, Spilocuscus, Strigocuscus, Wyulda, dan Trichosurus, empat genus yang disebut pertama dapat ditemukan di Indonesia[1]", "question_text": "Apa nama ilmiah Kuskus ?", "answers": [{"text": "Marsupialia", "start_byte": 34, "limit_byte": 45}]} {"id": "4937225085520057397-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Police", "passage_text": "The Police adalah grup musik rock yang dibentuk tahun 1976 di London, Inggris. Mereka terdiri dari Sting (vokal dan gitar bass), Andy Summers (gitar, vokal latar), dan Stewart Copeland (drum, vokal latar, perkusi). The Police menjadi terkenal di seluruh dunia pada awal 1980-an, dan merupakan salah satu grup new wave pertama yang sukses secara komersial. Mereka memainkan musik rock yang dipengaruhi oleh jazz, punk, dan reggae. Album mereka pada tahun 1983, Synchronicity menduduki peringkat nomor satu di Britania Raya dan Amerika Serikat (laku lebih dari 8 juta kopi di AS). Mereka membubarkan diri tahun 1984, namun melakukan reuni pada awal 2007 untuk memulai konser keliling dunia hingga akhir Agustus 2008. Konser tersebut diadakan untuk merayakan peringatan 30 tahun singel hit \"Roxanne\" sekaligus peringatan berdirinya The Police. Hingga kini album mereka telah terjual lebih dari 50 juta kopi di seluruh dunia. Pada tahun 2008, The Police dicatat sebagai musisi berpenghasilan terbesar di dunia berkat suksesnya tur reuni mereka.[1] Rolling Stone menempatkan The Police dalam peringkat ke-70 dalam daftar 100 Artis Terbesar Sepanjang Masa.[2]", "question_text": "Siapakah vokalis dari grup The Police?", "answers": [{"text": "Sting", "start_byte": 99, "limit_byte": 104}]} {"id": "7855469150279829054-37", "language": "indonesian", "document_title": "Sultan Agung dari Mataram", "passage_text": "Sesuai dengan wasiatnya, Sultan Agung yang meninggal dunia tahun 1645 digantikan oleh putranya yang bernama Raden Mas Sayidin sebagai raja Mataram selanjutnya, bergelar Amangkurat I.", "question_text": "siapakah penerus Sultan Agung Adi Prabu Hanyakrakusuma?", "answers": [{"text": "Raden Mas Sayidin", "start_byte": 108, "limit_byte": 125}]} {"id": "776555970006457196-0", "language": "indonesian", "document_title": "Parlindungan Lubis", "passage_text": "Parlindoengan Loebis (1910 - 1994) adalah seorang tokoh nasionalis Indonesia. Ia adalah salah satu orang Indonesia yang pernah ditahan dan dijebloskan ke kamp konsentrasi Nazi Jerman pada Perang Dunia II dan bisa selamat. Parlindoengan lahir di Batang Toru, Tapanuli Selatan, 30 Juni 1910 dan meninggal dunia di Jakarta pada tanggal 31 Desember 1994.", "question_text": "Kapan Parlindoengan Loebis lahir?", "answers": [{"text": "30 Juni 1910", "start_byte": 276, "limit_byte": 288}]} {"id": "-5752231119898550712-2", "language": "indonesian", "document_title": "Salahuddin Ayyubi", "passage_text": "Shalahuddin Al-Ayyubi berasal dari bangsa Kurdi.[1] Ayahnya Najmuddin Ayyub dan pamannya Asaduddin Syirkuh hijrah (migrasi) meninggalkan kampung halamannya dekat Danau Fan dan pindah ke daerah Tikrit (Irak). Shalahuddin lahir di benteng Tikrit, Irak tahun 532 H/1137 M, ketika ayahnya menjadi penguasa Seljuk di Tikrit. Saat itu, baik ayah maupun pamannya mengabdi kepada Imaduddin Zanky, gubernur Seljuk untuk kota Mousul, Irak. Ketika Imaduddin berhasil merebut wilayah Balbek, Lebanon tahun 534 H/1139 M, Najmuddin Ayyub (ayah Shalahuddin) diangkat menjadi gubernur Balbek dan menjadi pembantu dekat Raja Suriah Nuruddin Mahmud. Selama di Balbek inilah, Shalahuddin mengisi masa mudanya dengan menekuni teknik perang, strategi, maupun politik. Setelah itu, Shalahuddin melanjutkan pendidikannya di Damaskus untuk mempelajari teologi Sunni selama sepuluh tahun, dalam lingkungan istana Nuruddin. Pada tahun 1169, Shalahudin diangkat menjadi seorang wazir (konselor).", "question_text": "Di manakah Yusuf bin Najmuddin al-Ayyubi lahir?", "answers": [{"text": "benteng Tikrit, Irak", "start_byte": 229, "limit_byte": 249}]} {"id": "5716028656647685918-3", "language": "indonesian", "document_title": "SMR Bren", "passage_text": "Paska Perang Dunia II SMR Bren digunakan oleh Angkatan Darat Britania, dan tentara berbagai negara Persemakmuran Inggris, dalam Konfrontasi Indonesia-Malaysia, Perang Korea, Kedaruratan Malaya, dan Pemberontakan Mau Mau, di mana senjata ini lebih disukai ketimbang Senapan Mesin Serba Guna karena beratnya lebih ringan. Selama Perang Falkland pada tahun 1982, formasi Komando 40 Marinir Britania Raya membawa sebuah SMR dan sebuah SMSG per bagian pasukannya.", "question_text": "berapakah jenis senjata mesin yang digunakan di PD II?", "answers": [{"text": "Bren", "start_byte": 26, "limit_byte": 30}]} {"id": "2260723414957367913-2", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Vietnam", "passage_text": "Jumlah korban yang meninggal diperkirakan lebih dari 280.000 jiwa di pihak Vietnam Selatan dan lebih dari 1.000.000 jiwa di pihak Vietnam Utara.", "question_text": "Berapa jumlah korban Perang Vietnam?", "answers": [{"text": "280.000 jiwa di pihak Vietnam Selatan dan lebih dari 1.000.000 jiwa di pihak Vietnam Utara", "start_byte": 53, "limit_byte": 143}]} {"id": "4302716842712635734-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Jepang", "passage_text": "\nIbu kota Jepang yang sekarang secara de facto berada di Tokyo. Di Jepang, istilah \"ibu kota\" (shuto) baru dikenal orang setelah Perang Dunia II berakhir. Sebelumnya, Tokyo sejak tahun 1868 merupakan ibu kota kekaisaran (teito). Istilah \"ibu kota\" baru dikenal secara luas setelah ditetapkan Undang-undang Pembangunan Ibu Kota (Shuto kensetsu-hō) tahun 1950 yang tidak berlaku lagi setelah dikeluarkannya Undang-undang Konsolidasi Daerah Metropolitan (Shutoken seibi-hō) tahun 1959.", "question_text": "Apa ibukota Jepang ?", "answers": [{"text": "Tokyo", "start_byte": 167, "limit_byte": 172}]} {"id": "-8895825205793083322-0", "language": "indonesian", "document_title": "Unsur kimia", "passage_text": "Unsur kimia adalah suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya (yaitu, nomor atom, atau Z, yang sama).[1] Sebanyak 118 unsur telah diidentifikasi, yang 94 di antaranya terjadi secara alami di bumi. Sedangkan 24 sisanya, merupakan unsur sintetis. Terdapat 80 unsur yang memiliki sekurang-kurangnya satu isotop stabil dan 38 unsur yang merupakan radionuklida yang, seiring berjalannya waktu, meluruh menjadi unsur lain. Besi adalah unsur penyusun bumi paling melimpah (berdasarkan massa), sementara oksigen adalah yang paling melimpah di kerak bumi.[2]", "question_text": "Berapa jumlah unsur kimia ?", "answers": [{"text": "118", "start_byte": 147, "limit_byte": 150}]} {"id": "7430530737784728279-0", "language": "indonesian", "document_title": "Operasi Boomerang", "passage_text": "Operasi Boomerang adalah serangan udara gagal yang dilancarkan oleh Komando Pengebom XX Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat (USAAF) terhadap fasilitas kilang minyak di Palembang yang diduduki Jepang pada malam 10/11 Agustus 1944 pada masa Perang Dunia II. Sebanyak 54 pesawat pengebom berat diberangkatkan dari lapangan terbang di Ceylon, dengan 39 mencapai daerah sasaran. Upaya untuk mengebom sebuah kilang minyak tidak berhasil, dengan hanya satu bangunan kecil hancur. Ranjau laut yang dijatuhkan di sungai yang menghubungkan Palembang ke laut menenggelamkan tiga kapal dan merusak dua lainnya. Pasukan Britania menyediakan dukungan pencarian dan penyelamatan untuk pesawat-pesawat pengebom Amerika. Ini merupakan satu-satunya serangan USAAF terhadap fasilitas minyak strategis yang penting di Palembang.", "question_text": "Dimana Operasi Boomerang terjadi?", "answers": [{"text": "Palembang", "start_byte": 177, "limit_byte": 186}]} {"id": "8281328435779605548-20", "language": "indonesian", "document_title": "Michaelangelo Buonarroti", "passage_text": "Michaelangelo kembali mendapat kepercayaan untuk menyelesaikan bagian terakhir dari fresko Kapel Sistina, yaitu Pengadilan Terakhir. Karya ini kemudian menimbulkan kontroversi karena pengeksposan ketelanjangan.", "question_text": "apakah nama karya puisi terakhir Michelangelo Buonarroti?", "answers": [{"text": "Pengadilan Terakhir", "start_byte": 112, "limit_byte": 131}]} {"id": "-8525331485280208869-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tapir asia", "passage_text": "Tapir asia (Tapirus indicus) adalah salah satu jenis tapir. Tapir asia merupakan jenis yang terbesar dari keempat jenis tapir dan satu-satunya yang berasal dari Asia. Nama ilmiahnya indicus merujuk pada Hindia Timur, yaitu habitat alami jenis ini. Di Sumatra tapir umumnya disebut tenuk or seladang, gindol, babi alu, kuda ayer, kuda rimbu, kuda arau, marba, cipan, dan sipan.[1]", "question_text": "Dimanakah habitat Tapir asia?", "answers": [{"text": "Hindia Timur", "start_byte": 203, "limit_byte": 215}]} {"id": "-8306934566797324522-18", "language": "indonesian", "document_title": "Bagdad", "passage_text": "Tempat-tempat yang menarik termasuk Museum Nasional Irak, di mana koleksi artifak-artidak yang tak ternilai dijarah pada saat invasi pada 2003, gerbang Tangan Kemenangan, dan Kebun binatang Bagdad. Ribuan manuskrip kuno di Perpustakaan negara rusak ketika bangunan tersebut dibakar pada masa Perang Teluk Persia kedua. Masjid Al Khadimiya di barat laut Bagdad adalah salah satu bangunan keagamaan Syiah terpenting di Irak. Ia selesai dibangun pada 1515 dan Imam ke-7 (Musa ibn Jafar al-Kazim) dan ke-9 (Mohammad al-Taqi) dimakamkan di sini.", "question_text": "Apakah nama national museum di Bagdad?", "answers": [{"text": "Museum Nasional Irak", "start_byte": 36, "limit_byte": 56}]} {"id": "-2651948029720954864-35", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "\nIsrael terletak di sebelah timur Laut Mediterania, berbatasan dengan Lebanon di sebelah utara, Suriah di sebelah timur laut, Yordania di sebelah timur, dan Mesir di sebelah barat daya. Wilayah kedaulatan Israel, tidak termasuk wilayah yang ditaklukkan semasa Perang Enam Hari tahun 1967 adalah sekitar 20.770 kilometer persegai dengan 2%-nya adalah air.[93] Menurut hukum Israel, luas wilayah keseluruhan Israel, yang meliputi Yerusalem Timur dan Dataran Tinggi Golan adalah 22.072 kilometer persegi.[94] Sedangkan luas wilayah keseluruhan yang dikontrol Israel, meliputi wilayah Palestina di Tepi Barat adalah 27.799km2.[95]", "question_text": "Dimana letak negara Israel ?", "answers": [{"text": "sebelah timur Laut Mediterania, berbatasan dengan Lebanon di sebelah utara, Suriah di sebelah timur laut, Yordania di sebelah timur, dan Mesir di sebelah barat daya", "start_byte": 20, "limit_byte": 184}]} {"id": "-696424763421361941-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masahiko Amakasu", "passage_text": "\nMasahiko Amakasu(甘粕 正彦) (甘粕 正彦, Amakasu Masahiko, 26 Januari 1891 – 20 Agustus 1945) merupakan seorang perwira di Angkatan Darat Kekaisaran Jepang yang dipenjara karena keterlibatannya dalam Insiden Amakasu, eksekusi ekstrajudisial kaum anarkis setelah gempa besar Kantō pada tahun 1923, yang kemudian menjadi kepala Manchukuo Film Association.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan Insiden Amakasu?", "answers": [{"text": "eksekusi ekstrajudisial kaum anarkis setelah gempa besar Kantō pada tahun 1923", "start_byte": 227, "limit_byte": 306}]} {"id": "9118332642158376695-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yesus", "passage_text": "Yesus (Greek: Ἰησοῦς Iesous; c. 4 SM sampai 30–33 M; Arab: يسوع; Ibrani: יֵשׁוּעַ), juga disebut sebagai Yesus dari Nazaret atau Yesus Kristus,[lower-alpha 5] adalah tokoh sentral Kekristenan. Menurut ajaran sebagian besar denominasi Kristen, Yesus dipandang sebagai Putra Allah (Anak Allah). Umat Kristen meyakini bahwa Yesus adalah Mesias (atau Kristus, Yang Diurapi) yang dinantikan.[12]", "question_text": "Siapakah Yesus kristus?", "answers": [{"text": "Mesias (atau Kristus, Yang Diurapi) yang dinantikan", "start_byte": 357, "limit_byte": 408}]} {"id": "-1787411439804199997-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Korea Selatan", "passage_text": "Pada tanggal 15 Agustus 1945, Jepang menyatakan penyerahan tanpa syarat kepada Tentara Sekutu dan kemerdekaan yang telah lama diharapkan rakyat Korea akhirnya tiba. Pada hari itu, para pemimpin negara, termasuk Yeo Un-hyeong, membentuk Komite Persiapan untuk Pendirian Negara Korea. Berbagai aktivitas diselenggarakan di seluruh negeri untuk mendukung persiapan itu. Para pejuang kemerdekaan yang berjuang di luar negeri kembali ke Korea.", "question_text": "kapankah hari kemerdekaan Korea Selatan?", "answers": [{"text": "15 Agustus 1945", "start_byte": 13, "limit_byte": 28}]} {"id": "1462593783696306281-2", "language": "indonesian", "document_title": "Wushu", "passage_text": "Di dalam wushu, kita juga mempelajari seni, olahraga, kesehatan, beladiri dan mental. Mempelajari Wushu tidak hanya terbatas pada hal-hal yang berhubungan dengan gerakan fisik dan kekerasan saja, tetapi juga melibatkan pikiran. Mempelajari Wushu berarti kita juga belajar mengolah pernafasan, memahami anatomi tubuh kita, dan juga mempelajari ramuan atau obat-obatan untuk memperkuat tubuh maupun untuk pengobatan. Semua aliran kung fu atau Seni bela diri yang berasal dari China tradisional, baik keras atau lembut dapat disebut Wushu. Wushu keras termasuk tinju selatan Nanquan dan tinju panjang Changquan. Wushu lembut termasuk tinju Taiji, Telapak Baguazhang, dan tinju xingyiquan. Adapun seni beladiri Wushu yang telah dikembangkan oleh etnis China yang menetap di wilayah Asia Tenggara (terutama Indonesia) seringkali disebut dengan istilah Kuntao.", "question_text": "dari manakah asal Wushu?", "answers": [{"text": "China tradisional", "start_byte": 474, "limit_byte": 491}]} {"id": "-1019804558823083591-0", "language": "indonesian", "document_title": "Timor Leste", "passage_text": "\n\nRepublik Demokratik Timor Leste (juga disebut Timor Lorosa'e), yang sebelum merdeka bernama Timor Timur, adalah sebuah negara kecil di sebelah utara Australia dan bagian timur pulau Timor. Selain itu wilayah negara ini juga meliputi pulau Kambing atau Atauro, Jaco, dan enklave Oecussi-Ambeno di Timor Barat.", "question_text": "Dimanakah letak Timor Timur?", "answers": [{"text": "sebelah utara Australia dan bagian timur pulau Timor", "start_byte": 137, "limit_byte": 189}]} {"id": "-3312741114391026125-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Misool", "passage_text": "Pulau Misool adalah salah satu dari empat pulau besar di Kepulauan Raja Ampat di Papua Barat , Indonesia . Luas wilayahnya 2.034 km². Titik tertinggi adalah 535 m dan kota utama adalah Waigama dan memiliki kordinat 1 ° 53'41 \"S 130 ° 5'1\" E. Pulau Misool berada di distrik Misool, Kabupaten Raja Ampat, provinsi Papua Barat.", "question_text": "Berapa luas Pulau Misool?", "answers": [{"text": "2.034 km²", "start_byte": 123, "limit_byte": 133}]} {"id": "7309819227775149363-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ultraungu", "passage_text": "Radiasi UV dapat dibagi menjadi hampir UV (panjang gelombang: 380–200 nm) dan UV vakum (200–10nm). Dalam pembicaraan mengenai pengaruh radiasi UV terhadap kesehatan manusia dan lingkungan, jarak panjang gelombang sering dibagi lagi kepada UVA (380–315nm), yang juga disebut \"Gelombang Panjang\" atau \"blacklight\"; UVB (315–280nm), yang juga disebut \"Gelombang Medium\" (Medium Wave); dan UVC (280-10nm), juga disebut \"Gelombang Pendek\" (Short Wave).\nh\nIstilah ultravioleht berarti \"melebihi ungu\" (dari bahasa Latin ultra, \"melebihi\"), sedangkan kata ungu merupakan warna panjang gelombang paling pendek dari cahaya dari sinar tampak. Beberapa hewan, termasuk burung, reptil, dan serangga seperti lebah dapat melihat hingga mencapai \"hampir UV\". Banyak buah-buahan, bunga dan benih terlihat lebih jelas di latar belakang dalam panjang gelombang UV dibandingkan dengan penglihatan warna manusia. Davsion Petrus", "question_text": "Berapakah panjang gelombang ultra violet?", "answers": [{"text": "UVA (380–315nm), yang juga disebut \"Gelombang Panjang\" atau \"blacklight\"; UVB (315–280nm), yang juga disebut \"Gelombang Medium\" (Medium Wave); dan UVC (280-10nm), juga disebut \"Gelombang Pendek\" (Short Wave)", "start_byte": 243, "limit_byte": 454}]} {"id": "50275928405428705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi", "passage_text": "Dalam fisika, energi adalah properti fisika dari suatu objek, dapat berpindah melalui interaksi fundamental, yang dapat diubah bentuknya namun tak dapat diciptakan maupun dimusnahkan. Joule adalah satuan SI untuk energi, diambil dari jumlah yang diberikan pada suatu objek (melalui kerja mekanik) dengan memindahkannya sejauh 1 meter dengan gaya 1 newton.[1]", "question_text": "Apakah satuan SI untuk energi?", "answers": [{"text": "Joule", "start_byte": 184, "limit_byte": 189}]} {"id": "-6000962424885390960-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Sina", "passage_text": "Ibnu Sina lahir 980 masehi di Afsana, sebuah desa dekat Bukhara (sekarang dikenal dengan Uzbekistan), ibukota Samaniyah, sebuah dinasti Persia di Central Asia dan Greater Khorasan. Ibunya, bernama Setareh, berasal dari Bukhara; ayahnya, Abdullah, adalah seorang Ismaili yang dihormati, sarjana dari Balkh, sebuah kota penting dari Kekaisaran Samanid (sekarang dikenal dengan provinsi Balkh, Afghanistan). Ayahnya bekerja di pemerintahan Samanid di desa Kharmasain, kekuatan regional Sunni. Setelah lima tahun, adiknya, Mahmoud lahir. Ibnu Sina sejak kecil mulai mempelajari Al-Quran dan sasta, kira-kira sebelum ia berusia 10 tahun.", "question_text": "siapakah orang tua Ibnu Sina?", "answers": [{"text": "Ibunya, bernama Setareh, berasal dari Bukhara; ayahnya, Abdullah", "start_byte": 181, "limit_byte": 245}]} {"id": "7087322768323666798-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Barat", "passage_text": "Ibukotanya ialah Mamuju. Luas wilayahnya sekitar 16,796.19km². Suku-suku yang ada di provinsi ini terdiri dari Suku Mandar (49,15%), Toraja (13,95%), Bugis (10,79%), Jawa (5,38%), Makassar (1,59%) dan suku lainnya (19,15%).", "question_text": "kapankah provinsi Sulawesi Barat diresmikan?", "answers": [{"text": "16,796.19km²", "start_byte": 49, "limit_byte": 62}]} {"id": "8717547818793730082-4", "language": "indonesian", "document_title": "Hayao Miyazaki", "passage_text": "Miyazaki diangkat menjadi animator kepala, seniman konsep, dan perancang adegan bagi film Hols: Prince of the Sun (1968), salah satu karya penting Isao Takahata, yang terus menjadi kolaborator Miyazaki sepanjang tiga dekade selanjutnya. Setelah berperan penting dalam beberapa film animasi Toei berikutnya, pada tahun 1971 ia bergabung dengan A Pro, di mana ia menjadi salah seorang sutradara enam episode pertama seri Lupin III dengan Takahata. Film pertama Miyazaki sebagai sutradara adalah The Castle of Cagliostro (1979), sebuah film petualangan Lupin III.", "question_text": "Kapan Hayao Miyazaki mulai menjadi sutradara ?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 318, "limit_byte": 322}]} {"id": "3699045294318771126-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Pemerintahan Kekaisaran Romawi bertahan selama kira-kira 500 tahun. Dua abad pertama kekaisaran ditandai dengan periode kemakmuran dan kestabilan politik yang belum pernah terjadi sebelumnya, yang dikenal dengan Pax Romana atau \"Perdamaian Romawi\". Setelah kemenangan Oktavianus, luas Kekaisaran meningkat secara drastis. Setelah pembunuhan Caligula pada tahun 41, Senat dianggap berkeinginan untuk memulihkan kekuasaan Republik, tetapi Garda Praetorian memproklamirkan Claudius sebagai kaisar. Di bawah pemerintahan Claudius, Kekaisaran melakukan perluasan besar-besaran pertamanya sejak Augustus. Setelah penerus Claudius, Nero, memutuskan bunuh diri pada tahun 68, Kekaisaran mengalami masa perang saudara singkat dan terjadinya pemberontakan besar di Yudea, ketika empat jenderal legiun berbeda menyatakan diri sebagai Kaisar. Vespasianus berhasil meraih kemenangan pada tahun 69 dan mendirikan Dinasti Flavianus, sebelum digantikan oleh putranya Titus, yang membuka Colosseum tak lama setelah meletusnya Gunung Vesuvius. Masa jabatannya yang singkat diteruskan oleh saudaranya Domitianus, yang memerintah selama 15 tahun sebelum akhirnya dibunuh pada tahun 96. Senat kemudian menunjuk kaisar pertama dari Lima Kaisar Baik. Kekaisaran Romawi mencapai masa kejayaannya di bawah pemerintahan Trajanus, kaisar kedua dari dinasti Nerva-Antonine.", "question_text": "Kapan Kekaisaran Romawi mengalami masa jaya?", "answers": [{"text": "Trajanus", "start_byte": 1294, "limit_byte": 1302}]} {"id": "-8157771046483040904-4", "language": "indonesian", "document_title": "Nahdlatul 'Ulama", "passage_text": "Berangkat dari munculnya berbagai macam komite dan organisasi yang bersifat embrional dan ad hoc, maka setelah itu dirasa perlu untuk membentuk organisasi yang lebih mencakup dan lebih sistematis, untuk mengantisipasi perkembangan zaman. Maka setelah berkordinasi dengan berbagai kyai, karena tidak terakomodir kyai dari kalangan tradisional untuk mengikuti konperensi Islam Dunia yang ada di Indonesia dan Timur Tengah akhirnya muncul kesepakatan dari para ulama pesantren untuk membentuk organisasi yang bernama Nahdlatul Ulama (Kebangkitan Ulama) pada 16 Rajab 1344 H (31 Januari 1926) di Kota Surabaya. Organisasi ini dipimpin oleh K.H. Hasjim Asy'ari sebagai Rais Akbar.", "question_text": "siapakah pendiri Nahdlatul Ulama Indonesia?", "answers": [{"text": "para ulama pesantren", "start_byte": 453, "limit_byte": 473}]} {"id": "3849023732973606870-23", "language": "indonesian", "document_title": "Joko Widodo", "passage_text": "Atas alasan administrasi terkait pengunduran diri sebagai Wali Kota Surakarta dan masa jabatan Fauzi Bowo yang belum berakhir, pelantikan Jokowi tertunda[80] dari jadwal awal 7 Oktober 2012 menjadi 15 Oktober 2012.[81] Acara pelantikan diwarnai perdebatan mengenai biaya karena adanya pernyataan Jokowi yang menginginkan biaya pelantikan yang sederhana.[82] DPRD kemudian menurunkan biaya pelantikan menjadi Rp 550 juta, dari awalnya dianggarkan Rp 1,05 miliar dalam Perubahan APBD. Acara pelantikan juga diramaikan oleh pedagang kaki lima yang menggratiskan dagangannya.[83]", "question_text": "Kapan Joko Widodo menjabat menjadi presiden ?", "answers": [{"text": "15 Oktober 2012", "start_byte": 198, "limit_byte": 213}]} {"id": "-2100298415953978809-1", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Meski telah merdeka, Indonesia pada tahun 1950 hingga 1960-an berada dalam kondisi yang relatif tidak stabil.[2] Bahkan setelah Belanda secara resmi mengakui kemerdekaan Indonesia pada tahun 1949, keadaan politik maupun ekonomi di Indonesia masih labil karena ketatnya persaingan di antara kelompok-kelompok politik.[2] Keputusan Soekarno untuk mengganti sistem parlemen dengan Demokrasi Terpimpin memperparah kondisi ini dengan memperuncing persaingan antara angkatan bersenjata dengan Partai Komunis Indonesia, yang kala itu berniat mempersenjatai diri.[2] Sebelum sempat terlaksana, peristiwa Gerakan 30 September terjadi dan mengakibatkan diberangusnya Partai Komunis Indonesia dari Indonesia.[2] Sejak saat itu, kekuasaan Soekarno perlahan-lahan mulai melemah.[3]", "question_text": "Apakah sistem politik Indonesia pada masa Orde Baru?", "answers": [{"text": "Demokrasi", "start_byte": 378, "limit_byte": 387}]} {"id": "-8838560615172619211-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pablo Picasso", "passage_text": "\nPablo Ruiz Picasso () adalah seorang seniman yang terkenal dalam aliran kubisme dan dikenal sebagai pelukis revolusioner pada abad ke-20. Jenius seni yang cakap membuat patung, grafis, keramik, kostum penari balet sampai tata panggung. Lahir di Malaga, Spanyol 25 Oktober 1881 dengan nama lengkap Pablo (atau El Pablito) Diego José Santiago Francisco de Paula Juan Nepomuceno Crispín Crispiniano de los Remedios Cipriano de la Santísima Trinidad Ruiz Blasco y Picasso López. Ayahnya bernama Josse Ruiz Blasco, seorang profesor seni dan ibunya bernama Maria Picasso Lopez.", "question_text": "dimanakah pablo picasso dilahirkan?", "answers": [{"text": "Malaga, Spanyol", "start_byte": 246, "limit_byte": 261}]} {"id": "-3380661496282431162-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lensa", "passage_text": "\nLensa atau sering disebut kanta adalah sebuah alat untuk mengumpulkan atau menyebarkan cahaya, biasanya dibentuk dari sepotong gelas yang dibentuk. Alat sejenis digunakan dengan jenis lain dari radiasi elektromagnetik juga disebut lensa, misalnya, sebuah lensa gelombang mikro dapat dibuat dari \"paraffin wax\".", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan lensa ?", "answers": [{"text": "alat untuk mengumpulkan atau menyebarkan cahaya, biasanya dibentuk dari sepotong gelas yang dibentuk", "start_byte": 47, "limit_byte": 147}]} {"id": "5505260261701661309-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hidrogen", "passage_text": "\nHidrogen (Latin: hydrogenium, dari bahasa Yunani: hydro: air, genes: membentuk) adalah unsur kimia pada tabel periodik yang memiliki simbol H dan nomor atom 1. Pada suhu dan tekanan standar, hidrogen tidak berwarna, tidak berbau, bersifat non-logam, bervalensi tunggal, dan merupakan gas diatomik yang sangat mudah terbakar. Dengan massa atom 1,00794 amu[n 1], hidrogen adalah unsur teringan di dunia.", "question_text": "Apakah unsur Hidrogen?", "answers": [{"text": "unsur kimia pada tabel periodik yang memiliki simbol H dan nomor atom 1", "start_byte": 88, "limit_byte": 159}]} {"id": "-8130828886981271518-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Nepali", "passage_text": "\n\nBahasa Nepali merupakan anak cabang Bahasa Indo-Arya dari kelompok Pahari. ia merupakan bahasa resmi Nepal dan digunakan oleh sekitar 35 juta orang yang tersebar di Nepal, India dan Bhutan.", "question_text": "Apakah bahasa masyarakat Nepal?", "answers": [{"text": "Bahasa Nepali", "start_byte": 2, "limit_byte": 15}]} {"id": "-5405622179977083192-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kim Dae-Jung", "passage_text": "Kim diduga telah lahir pada 6 Januari 1924, tetapi dilaporkan bahwa ia kemudian mengubah ini untuk 3 Desember 1925 untuk menghindari wajib militer selama waktu ketika Korea berada di bawah penjajahan Jepang] ]. Kim lahir di Sinan dalam apa yang kemudian Jeolla provinsi, kota ini sekarang Jeollanam-do. Kim lulus dari Mokpo Komersial SMA tahun 1943 di bagian atas kelas. Setelah bekerja sebagai seorang pegawai di sebuah perusahaan pelayaran milik Jepang selama pendudukan Jepang Korea, ia menjadi pemiliknya dan menjadi sangat kaya. Kim lolos penangkapan Komunis selama Perang Korea.\n\nKim pertama kali memasuki dunia politik pada tahun 1954 selama pemerintahan presiden pertama Korea, Syngman Rhee. Meskipun ia terpilih sebagai wakil untuk Majelis Nasional pada tahun 1961, sebuah kudeta militer yang dipimpin oleh Park Chung-hee, yang kemudian diasumsikan diktator kekuatan ial, voided pemilu. Dia mampu memenangkan kursi di DPR pada pemilu berikutnya pada tahun 1963 dan 1967 dan kemudian menjadi seorang pemimpin oposisi terkemuka. Dengan demikian, ia adalah kandidat oposisi alami untuk pemilihan presiden negara itu pada tahun 1971. Dia hampir mengalahkan Park, meskipun beberapa cacat pada pencalonannya yang dipaksakan oleh rezim yang berkuasa.\n\nSebuah orator yang sangat berbakat, Kim bisa perintah tergoyahkan loyalitas para pendukungnya. Dukungannya setia datang dari Jeolla wilayah, di mana ia andal mengumpulkan ke atas dari 95% dari suara rakyat, sebuah rekor yang tetap tak tertandingi di Korea Selatan politik.\n\nKim hampir tewas pada bulan Agustus 1973, ketika dia diculik dari sebuah hotel di Tokyo oleh KCIA agen dalam menanggapi kritiknya terhadap Presiden Park Yushin program, yang diberikan kekuatan dekat-diktator. Bertahun-tahun kemudian, Kim tercermin pada peristiwa tersebut selama tahun 2000 Nobel Perdamaian kuliahnya.\n\n\"Saya telah hidup, dan terus hidup, dengan keyakinan bahwa Tuhan selalu bersama saya. Saya tahu ini dari pengalaman. Pada bulan Agustus 1973, sementara diasingkan di Jepang, aku diculik dari kamar hotel di Tokyo saya dengan agen intelijen dari maka pemerintah militer Korea Selatan. Berita tentang insiden mengejutkan dunia. Para agen membawaku ke perahu mereka di jangkar di sepanjang pantai. Mereka mengikat saya, membutakan saya, dan menyumpal mulut saya. Hanya ketika mereka akan melemparkan saya laut, Yesus Kristus muncul di hadapanku dengan kejelasan tersebut. Aku berpegang kepadanya dan memintanya untuk menyelamatkan saya. Pada saat itu, pesawat terbang turun dari langit untuk menyelamatkan aku dari saat kematian. \"\n \nMeskipun Kim kembali ke Seoul, ia dilarang dari politik dan dipenjara pada tahun 1976 karena telah berpartisipasi dalam proklamasi sebuah manifesto anti-pemerintah dan dijatuhi hukuman selama lima tahun penjara, yang dikurangi menjadi tahanan rumah di 1978. Selama periode ini, ia ditetapkan sebagai tahanan hati nurani oleh Amnesty International.\n\nKim memiliki hak politiknya dipulihkan pada tahun 1979 setelah Taman dibunuh. Namun pada tahun 1980, Kim ditangkap dan dijatuhi hukuman mati atas tuduhan penghasutan dan konspirasi di belakang kudeta lain berdasarkan Chun Doo-hwan dan pemberontakan rakyat di Gwangju, kubu politiknya. Dengan intervensi dari pemerintah Amerika Serikat, kalimat itu diringankan menjadi 20 tahun penjara dan kemudian ia diberi pengasingan ke Kim AS sementara menetap di Boston dan mengajar di Harvard University sebagai seorang profesor tamu pada Center for International Affairs, sampai ia memilih untuk kembali ke tanah airnya pada tahun 1985. Selama periode di luar negeri, ia menulis sejumlah opini di surat kabar Barat terkemuka yang sangat kritis terhadap pemerintahannya.\n\nPaus Yohanes Paulus II mengirim surat kepada Presiden Korea Selatan saat itu-Chun Doo-hwan pada tanggal 11 Desember 1980, meminta grasi untuk Kim, seorang Katolik, yang telah dijatuhi hukuman mati seminggu sebelum. Arsip Nasional Korea mengungkapkan isi surat tersebut atas permintaan dari \"Kwangju Ilbo,\" surat kabar harian lokal di Gwangju (Kwangju).\n\n", "question_text": "Kapan Kim Dae-jung dilahirkan?", "answers": [{"text": "6 Januari 1924", "start_byte": 28, "limit_byte": 42}]} {"id": "-3712058004257646221-2", "language": "indonesian", "document_title": "Trucuk, Klaten", "passage_text": "Luas wilayah Kecamatan Trucuk 3.380,6 hektar, terdiri dari lahan sawah seluas 1.908,9 hektar (56,47 persen) dan lahan bukan sawah seluas 1.471,7 hektar (43,53 persen). Lahan sawah pada tahun 2015 dibagi menjadi berpengairan tehnis seluas 966,7 hektar (50,65 persen), berpengairan setengah tehnis seluas 731,2 hektar (38,3 persen), dan Tadah hujan seluas 211,0 hektar (11,05 persen).", "question_text": "Berapa luas Kecamatan Trucuk?", "answers": [{"text": "3.380,6 hektar", "start_byte": 30, "limit_byte": 44}]} {"id": "-5922205622823709489-0", "language": "indonesian", "document_title": "Periode Menengah Pertama Mesir", "passage_text": "\nPeriode Menengah pertama, sering disebut sebagai \"periode gelap\" dalam sejarah Mesir kuno, berlangsung sekitar tiga ratus tahun setelah berakhirnya Kerajaan Lama sekitar 2181-2055 SM [1]. Masa ini meliputi dinasti ketujuh, kedelapan, kesembilan, kesepuluh, dan sebagian dinasti kesebelas. Sedikit bukti monumental yang tersisa dari periode ini, khususnya yang berasal dari permulaan era. Periode Menengah pertama adalah masa yang dinamis dalam sejarah di mana aturan Mesir dibagi menjadi dua basis kekuatan yang saling bersaing. Salah satu basis tersebut bertempat di Heracleopolis, Mesir Hilir, kota yang terletak sebelah selatan wilayah Faiyum. Sementara itu, basis lainnya berada di Thebes, Mesir Hulu [2]. Diyakini pula, selama masa ini, kuil-kuil dijarah dan dirampok, karya seni mereka yang ada dirusak, dan pautung-patung raja dihancurkan sebagai hasil kekacauan politik[3]. Kedua kerajaan tersebut mudah tersulut konflik, dengan raja-raja Thebes menguasai wilayah utara, menghasilkan penyatuan kembali Mesir di bawah penguasa tunggal selama masa kedua dinasti kedelapan.", "question_text": "Tahun berapa periode gelap Mesir kuno dimulai ?", "answers": [{"text": "2181-2055 SM", "start_byte": 171, "limit_byte": 183}]} {"id": "4213240657504591900-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sufi", "passage_text": "Sufi adalah istilah untuk mereka yang mendalami ilmu tasawwuf, yaitu ilmu yang mendalami ketakwaan kepada Allah swt.Yang sebagaimana seperti berdzikir. Istilah sufi (orang suci) akhirnya dipakai oleh dunia secara luas, bukan saja untuk tokoh agama dari agama tertentu, tetapi bagi seseorang yang secara spiritual dan rohaniah telah matang dan yang kehidupannya tidak lagi membutuhkan dan melekat kepada dunia dan segala isinya, kecuali untuk kebutuhan dasarnya saja. Sufi dalam konteks ini diamalkan sebagai cara sejati untuk memurnikan jiwa dan hati, mendekatkan diri kepada Tuhan dan mendekatkan diri kepada Surga (menjauhi dunia). Di agama Budha, dikenal sebagai tahap arupadatu (berbeda dengan kamadatu), di agama Nasrani dikenal sebagai biarawan/ biarawati sebagai cara menjalani kehendak Tuhan secara full/penuh dan memerdekakan diri dari budak kesenangan dunia.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan sufi?", "answers": [{"text": "istilah untuk mereka yang mendalami ilmu tasawwuf, yaitu ilmu yang mendalami ketakwaan kepada Allah swt.Yang sebagaimana seperti berdzikir", "start_byte": 12, "limit_byte": 150}]} {"id": "5168408488662923968-6", "language": "indonesian", "document_title": "Uzbekistan", "passage_text": "Uzbekistan memiliki luas wilayah 447.400 kilometer persegi (172.700 sq mi). Menjadikannya sebagai negara terbesar ke-56 di dunia berdasarkan luas wilayah. Uzbekistan juga merupakan negara terbesar ke-42 berdasarkan jumlah penduduk. Di antara negara negara pecahan Uni Soviet, Uzbekistan adalah negara terbesar ke-5 berdasarkan wilayah dan terbesar ke-3 berdasarkan jumlah penduduk.", "question_text": "berapakah luas Uzbekistan?", "answers": [{"text": "447.400 kilometer persegi", "start_byte": 33, "limit_byte": 58}]} {"id": "-2844795437521558763-1", "language": "indonesian", "document_title": "Philippe Pétain", "passage_text": "Karena kepemimpinannya dalam Perang Dunia I, dia dianggap sebagai pahlawan di Perancis, namun karena tindakannya pada Perang Dunia II menyebabkan dia diadili dan dihukum mati karena pengkhianatan, yang kemudian diringankan menjadi penjara seumur hidup oleh Charles de Gaulle.", "question_text": "apakah penyebab Marsekal Philippe Pétain meninggal?", "answers": [{"text": "pengkhianatan", "start_byte": 182, "limit_byte": 195}]} {"id": "7695679700936730-2", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Al-Aqsha", "passage_text": "Sedangkan menurut kepercayaan Yahudi, tempat yang sekarang menjadi Masjid Al Aqsha juga dipercaya menjadi tempat berdirinya Bait Suci pada masa lalu.[2] Berdasarkan sumber Yahudi, Bait Suci pertama dibangun oleh Sulaiman (Salomo) putra Dawud (Daud) pada tahun 957 SM dan dihancurkan Babilonia pada 586 SM. Bait Suci kedua dibangun pada tahun 516 SM dan dihancurkan oleh Kekaisaran Romawi pada tahun 70 M. Umat Yahudi dan Kristen juga percaya bahwa peristiwa Ibrahim (Abraham) yang hendak menyembelih putranya, Ishak, juga dilakukan di tempat ini. Masjid Al Aqsha juga memiliki kaitan erat dengan para nabi dan tokoh Bani Israel yang juga disucikan dan dihormati dalam ketiga agama.", "question_text": "Kapan Masjid Al-Aqsha didirikan?", "answers": [{"text": "957 SM", "start_byte": 260, "limit_byte": 266}]} {"id": "6902329332380698748-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vestimentum", "passage_text": "\nVestimentum (Latin: vestimentum, jamak: vestimenta, yang berarti \"pakaian\") atau pakaian ibadat adalah pakaian dan perlengkapan khusus yang dikenakan oleh rohaniwan dalam ibadat agama Kristen, khususnya di Gereja Ortodoks, Gereja Katolik, gereja Anglikan, dan gereja Lutheran. Banyak denominasi Kristen lain yang juga menggunakan pakaian khusus dalam peribadatannya. Penggunaan vestimentum dalam ibadat merupakan salah satu pokok sengketa dalam gerakan Reformasi Protestan, khususnya dalam persengketaan tata ibadat di Inggris pada abad ke-19.", "question_text": "apakah yang di maksud dengan vestimentum ?", "answers": [{"text": "pakaian dan perlengkapan khusus yang dikenakan oleh rohaniwan dalam ibadat agama Kristen, khususnya di Gereja Ortodoks, Gereja Katolik, gereja Anglikan, dan gereja Lutheran", "start_byte": 104, "limit_byte": 276}]} {"id": "-6462150434828226425-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "Secara singkat, Mahabharata menceritakan kisah konflik para Pandawa lima dengan saudara sepupu mereka sang seratus Korawa, mengenai sengketa hak pemerintahan tanah negara Astina. Puncaknya adalah perang Bharatayuddha di medan Kurusetra dan pertempuran berlangsung selama delapan belas hari.", "question_text": "siapakah karakter utama dalam wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Pandawa lima dengan saudara sepupu mereka sang seratus Korawa", "start_byte": 60, "limit_byte": 121}]} {"id": "2819599301191616336-4", "language": "indonesian", "document_title": "Metafisika", "passage_text": "Kata \"metafisika\" dicatut dari set karya Aristoteles yang terdiri dari 14 kelompok karya tentang problem-problem filosofis. Pada mulanya tidak terdapat nama untuk merujuk kajian kefilsafatan ini, hingga Andronikus dari Rodesia menyusun karya-karya filsafat Aristotelian dengan delapan buku di luar label \"Fisika\" dinamai τὰ μετὰ τὰ φυσικά βιβλία (tà metà tà Physika biblia; buku/karya (yang adalah) setelah/disamping Φυσικὴ ἀκρόασις (Phusike akroasis)). Sehingga timbul istilah \"Metafisika\" yang, secara turun temurun berbelok maknanya dan dimengerti sebagai \"sesuatu/ilmu di balik fisika/kulit terluar (yang menutupi sesuatu)\".", "question_text": "Siapakah yang menemukan istilah Metafisika pertama?", "answers": [{"text": "Andronikus", "start_byte": 203, "limit_byte": 213}]} {"id": "-2051970800178856031-0", "language": "indonesian", "document_title": "Margrethe II dari Denmark", "passage_text": "Margrethe Alexandrine Þórhildur Ingrid () adalah Ratu Denmark yang berkuasa sejak 14 Januari 1972. Sebagai kepala monarki Denmark, Margrethe secara hukum juga merupakan pemimpin tertinggi Gereja Denmark dan panglima tertinggi kerajaan. Motto resmi Ratu Margrethe II adalah \"pertolongan Tuhan dan cinta rakyat adalah kekuatan Denmark\". Peluangnya untuk duduk di takhta mulai terbuka saat ayahnya mengubah hukum pewarisan takhta Denmark lama yang hanya memperkenankan laki-laki duduk di takhta. Dia menjadi wanita pertama yang menjadi Ratu Denmark setelah Ratu Margrete I yang berkuasa pada tahun 1375–1412.", "question_text": "Berapa lama Margrethe Alexandrine Þórhildur Ingrid menjabat menjadi Ratu Denmark ?", "answers": [{"text": "1375–1412", "start_byte": 597, "limit_byte": 608}]} {"id": "625005899145614139-9", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Badshahi", "passage_text": "Menanggapi ketersinggungan kaum muslimin atas terus digunakannya masjid Badshahi sebagai barak militer sejak pemerintahan Sikh hingga di era awal pemerintahan pendudukan Inggris, Inggris ahirnya membentuk Otoritas Masjid Badshahi pada tahun 1852 untuk melakukan restorasi dan mengembalikan Masjid tersebut kepada kaum muslimin. Sejak tahun 1852 tersebut serangkaian restorasi terhadap bangunan masjid dilaksanakan dibawah pengawasan Otoritas Masjid Badshahi. Perbaikan besar besaran dilaksanakan sejak tahun 1939. Cetak biru perbaikan masjid disiapkan oleh arsitek Nawab Zen Yar Jang Bahadur.", "question_text": "Siapakah arsitek Masjid Kaisar?", "answers": [{"text": "Nawab Zen Yar Jang Bahadur", "start_byte": 565, "limit_byte": 591}]} {"id": "1505703651226829947-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "Kapan pertama kali telepon genggam ditemukan?", "answers": [{"text": "03 April 1973", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "8222728167758914979-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ani Idrus", "passage_text": "\nIa memulai profesi sebagai wartawan tahun 1930 dengan mulai menulis di majalah Panji Pustaka Jakarta. Kemudian, tahun 1936 bekerja pada Sinar Deli Medan sebagai pembantu pada majalah Politik Penyedar. Selanjutnya, tahun 1938 ia menerbitkan majalah politik Seruan Kita bersama-sama H. Moh. Said dan 1947 menerbitkan Harian Waspada juga bersama H. Moh. Said. Dua tahun kemudian, 1949, menerbitkan majalah 'Dunia Wanita'.", "question_text": "Kapan Ani Idrus mulai menjadi wartawati ?", "answers": [{"text": "1930", "start_byte": 43, "limit_byte": 47}]} {"id": "280131797687630774-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mukjizat Yesus Kristus", "passage_text": "Dalam Injil Sinoptik (Matius 16:1-4, Matius 12:38-40, Markus 8:11-12, Lukas 11:29-30), Yesus menolak untuk memberikan suatu tanda (melakukan mukjizat) demi membuktikan otoritas-Nya.[5] Dalam Injil Yohanes, Yesus diceritakan melakukan tujuh mukjizat yang menjadi ciri pelayanan-Nya, mulai dari mengubah air menjadi anggur sampai pada membangkitkan Lazarus yang telah meninggal.[6]", "question_text": "Berapakah mujizat yang dimiliki oleh Yesus?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 234, "limit_byte": 239}]} {"id": "8240313605801911864-5", "language": "indonesian", "document_title": "Albert Einstein", "passage_text": "Einstein dilahirkan di Ulm di Württemberg, Jerman; sekitar 100km sebelah timur Stuttgart. Bapaknya bernama Hermann Einstein, seorang penjual ranjang bulu yang kemudian menjalani pekerjaan elektrokimia, dan ibunya bernama Pauline. Mereka menikah di Stuttgart-Bad Cannstatt. Keluarga mereka keturunan Yahudi; Albert disekolahkan di sekolah Katholik dan atas keinginan ibunya dia diberi pelajaran biola.", "question_text": "dimanakah Albert einstein lahir?", "answers": [{"text": "Ulm di Württemberg, Jerman", "start_byte": 23, "limit_byte": 50}]} {"id": "6085492887363339956-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "siapakah penulis cerita Harry Potter?", "answers": [{"text": "J. K. Rowling", "start_byte": 80, "limit_byte": 93}]} {"id": "-2558013419655145670-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "dimanakah letak Yogyakarta?", "answers": [{"text": "selatan Pulau Jawa", "start_byte": 345, "limit_byte": 363}]} {"id": "-6672031466933249464-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Batu", "passage_text": "\nZaman Batu adalah masa zaman prasejarah yang luas, ketika manusia menciptakan alat dari batu (karena tak memiliki teknologi yang lebih baik). Kayu, tulang, dan bahan lain juga digunakan, tetapi batu (terutama flint) dibentuk untuk dimanfaatkan sebagai alat memotong dan senjata. Istilah ini berasal sistem tiga zaman. Zaman Batu sekarang dipilah lagi menjadi masa Paleolitikum, Mesolitikum,Megalitikum dan Neolitikum, yang masing-masing dipilah-pilah lagi lebih jauh.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan zaman batu ?", "answers": [{"text": "masa zaman prasejarah yang luas, ketika manusia menciptakan alat dari batu", "start_byte": 19, "limit_byte": 93}]} {"id": "-3839215092121644230-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "Kapan kristen masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "-1720556312553681186-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makanan khas Jawa Tengah", "passage_text": "Banjarnegara: Dawet ayu, dan Buntil\nBlora: Sega Pecel, Sate Ayam Blora, Sate Jagal, Sate Kambing, Soto Ayam Blora, Tahu Campur, Lonthong Tahu, Oseng oseng Ungker, Oseng Tahu dan Tempe, Egg Roll Waloh, dan Grontol Jagung\nBoyolali: Marning (Jagung Goreng), Paru Goreng, Brem cap suling gading, dan Kerupuk Rambak\nBrebes: Telor Asin, Sate Kambing Tanjung dan bawang merah\nCilacap: Ikan Bandeng, Kerupuk Tengiri, Sale pisang, dan Ikan asin\nDemak: Nasi garang asem, Sambel Blimbing Wuluh, dan Kwaci Demak\nJepara: Rondho Royal (Tape goreng), Pindang Serani, Soto Jepara, Soto Bumbu, Sop Udang, Sup Pangsit Jepara, Bongko Mento, Singit, Semur Jepara, Sayur Asem Jepara, Kelan Antep, Gule Petih Jepara, Laksa Jepara, Sayur Keluak Ayam, Kagape kambing, Bakso Ikan Ekor Kuning, Siomay Tongkol, Tongseng Cumi, Rempah Jepara, Horok-Horok, Hoyok-Hoyok, Sate Kikil,Kuluban, Pecel Ikan Laut Panggang, Tempong, Kopi Dapur Kuat, Kopi Tempur, Adon-Adon Coro, Es Gempol* Es Dawet, Dawet Ayu Rumput Laut, Turuk Bintol, Tawur (makanan), Kicak, Lapis Pati Bodin Jepara, Kacang Jepara, Kacang Oven, Carang Madu, Durian Petruk , dan Jeruk Jepara\nKebumen: Nasi Penggel, Sate Ambal, lanting, Jipang Kacang, Soto Kasaran, dan Soto Petanahan\nKendal: Bandeng Tanpa Duri (Tandu), Kerupuk Petis, Kerupuk Rambak,Momoh,Brongkos\nKlaten: Ayam Goreng kalasan, Bebek Goreng, dan emping mlinjo\nKudus: Soto Ayam Kudus, Sate Kerbau, Lentog.\nPati: Soto Kemiri, Nasi Gandul, Sego Tewel (Nasi TeWel), Petis Kambing Runting, Mangut Ndas manyung (Mangut Kepala manyung), Kotokan Gereh Tongkol, Nasi Tempe Pedas, Sate Sapi dan Sate ayam ,Tempe Penyet, Sate Kambing muDa, Sayur Tempe Semangit.\nPekalongan: Soto Tauco (tauto), dan Nasi Megono\nPemalang: Nasi Grombyang, Lontong Dekem, dan Sate Loso\nPurbalingga: Rujak Kangkung, Tahu Gecot, Soto Kriyik, dan Es Duren\nPurwodadi: swikee, Nasi Becek, Botok Yuyu, dan Nasi Jagung\nPurwokerto: Tempe Mendoan, gethuk goreng, soto sokaraja dan nopia\nPurworejo: Kue lompong, Clorot, Gebleg, Kue Satu, dan Dawet Hitam\nRembang: Bandeng Duri Lunak (di Juwana), Sirup Kawis-ta\nSalatiga: Bakso Urat Salatiga, Bakso Babat, Kripik Paru, dan Ting-ting Gepuk\nSemarang: Lunpia/lumpia, Soto Ayam Semarang , Sate Sapi, Bandeng Presto, Nasi Goreng Babat, Ayam Goreng Kraton Tulang Lunak, Kue-kue Pia, Sate Kambing Bumbu Kecap, Martabak Malabar, Kue Bandung, Tahu Petis, Tahu Gimbal, dan Wingko babat\nSolo: Gudeg, Sate Kambing, Thengkleng, srabi solo, Nasi Liwet, Timlo Solo, Racikan Salat, Kerupuk Karak ataugendar, Bakso Popular, Tahu Acar, dan Sayur Tumpang\nSragen: Nasi Garang Asem, Sate Sragen, dan Brambang Asem\nSukoharjo: Welut Goreng\nTegal: Teh Poci, Sate Tegal, Sate Bebek Majir, Pilus, Kerupuk Antor, Nasi Bogana atau Nasi Megono, dan Sauto yaitu soto ayam/babat Khas Tegal dengan bumbu tauco\nUngaran: Tahu Bakso, Sate Kempleng, dan Kerupuk Bakar\nWonogiri: Bakso, Ayam bakar, Mie ayam, Nasi goreng kambing, Mi goreng, Lumpia, Mie masak, Bihun masak, Kwetiau goreng, Kwetiau masak, Ifu mie, Bakut sapi/ayam/kambing/babi sawi asin, Brenebon sapi, Ikan bakar, Sate sapi, Sate kambing, Babi bakar, Babi panggang Wonogiri,;Sapi bakar, Gaplek, Tiwul, Cabuk, Besengek, Bothok, dan Gudangan, lihat: Masakan Tionghoa-Indonesia\nWonosobo: Mie Ongklok, Sagon, Gethuk, Opak Singkong, Kacang Dieng ,Tempe Kemul, Geblek, Wedang Ronde, Manisan Carica, Keripik Jamur, dan Dendeng Gepuk", "question_text": "Apakah makanan khas dari tegal ?", "answers": [{"text": "Sate Tegal, Sate Bebek Majir, Pilus, Kerupuk Antor, Nasi Bogana atau Nasi Megono, dan Sauto", "start_byte": 2636, "limit_byte": 2727}]} {"id": "2214816428147465377-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman Barat", "passage_text": "Ibukota negara ini adalah: Bonn.\nMata uang: Deutsche Mark", "question_text": "Apakah ibukota Jerman Barat?", "answers": [{"text": "Bonn", "start_byte": 27, "limit_byte": 31}]} {"id": "1846593375622748825-0", "language": "indonesian", "document_title": "Amilase", "passage_text": "Amilase adalah enzim yang memecah pati, mengubahnya menjadi gula. Ada dua jenis utama: alpha dan beta. Alpha-amilase ditemukan dalam air liur manusia, di mana ia memulai proses kimia dalam pencernaan dengan hidrolisis pati. Alpha-amilase juga ditemukan dalam pankreas. Beta-amilase ditemukan dalam biji beberapa tanaman, serta bakteri, ragi, dan jamur. Amilase juga ditemukan pada hewan lain yang menggunakannya untuk membantu proses pencernaan.", "question_text": "apakah enzim amilase?", "answers": [{"text": "enzim yang memecah pati, mengubahnya menjadi gula", "start_byte": 15, "limit_byte": 64}]} {"id": "7373961216054609738-79", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "\n\nOrang Minang terkenal sebagai kelompok yang terpelajar, oleh sebab itu pula mereka menyebar di seluruh Indonesia bahkan manca-negara dalam berbagai macam profesi dan keahlian, antara lain sebagai politisi, penulis, ulama, pengajar, jurnalis, dan pedagang. Berdasarkan jumlah populasi yang relatif kecil (2,7% dari penduduk Indonesia), Minangkabau merupakan salah satu suku tersukses dengan banyak pencapaian.[57] Majalah Tempo dalam edisi khusus tahun 2000 mencatat bahwa 6 dari 10 tokoh penting Indonesia pada abad ke-20 merupakan orang Minang.[83] 3 dari 4 orang pendiri Republik Indonesia adalah putra-putra Minangkabau.[84][85]", "question_text": "berapakah jumlah suku Minangkabau?", "answers": [{"text": "2,7% dari penduduk Indonesia", "start_byte": 306, "limit_byte": 334}]} {"id": "8555222579731945966-5", "language": "indonesian", "document_title": "Penitensi", "passage_text": "Dalam Gereja Katolik Roma, penitensi atau silih umumnya dikaitkan dengan Sakramen Tobat (atau Rekonsiliasi, Pengampunan, Pengakuan Dosa)[4], yang mana merupakan salah satu dari dua sakramen penyembuhan.[5] Melalui imam pelayan sakramen ini, yang bertindak bukan atas namanya tetapi atas nama Allah, pengakuan dosa dilakukan kepada Allah dan absolusi diterima dari Allah.[6] Hal penting dalam sakramen ini adalah tindakan oleh peniten (pemeriksaan batin, penyesalan dengan tekad untuk tidak berbuat dosa lagi, pengakuan, dan melakukan berbagai perbuatan untuk memperbaiki kerusakan yang disebabkan oleh dosanya) dan imam (penentuan perbuatan-perbuatan reparasi yang perlu dilakukan, dan absolusi).[7] Semua dosa berat perlu diakui dalam sakramen ini, dan sebelum dapat menerima Komuni Kudus, sementara pengakuan dosa ringan dianjurkan juga.[8]", "question_text": "agama apakah yang melakukan Penitensi?", "answers": [{"text": "Katolik", "start_byte": 13, "limit_byte": 20}]} {"id": "2231976300976878659-15", "language": "indonesian", "document_title": "Salat Witir", "passage_text": "Di antara dalil yang menujukkan keutamaan dan sekaligus di sunnahkannya salat witir adalah hadits Ali bin Abi Thalib Radhiyallahu ‘anhu bahwa menceritakan: ”Rasulullah pernah berwitir, kemudian bersabda: “Wahai ahli Qur’an lakukanlah salat witir, sesungguhnya Allah itu witir (ganjil) dan menyukai sesuatu yang ganjil”", "question_text": "Mengapa solat witir perlu dilakukan dengan rakaat ganjil?", "answers": [{"text": "sesungguhnya Allah itu witir (ganjil) dan menyukai sesuatu yang ganjil", "start_byte": 255, "limit_byte": 325}]} {"id": "-8541179704362578469-3", "language": "indonesian", "document_title": "NAMRU-2", "passage_text": "NAMRU-2 dimulai di Guam pada Perang Dunia II dan dioperasikan dibawah Yayasan Rockefeller.[4] Fungsi utamanya saat didirikan hingga saat ini adalah untuk mempelajari penyakit-penyakit menular yang memiliki potensi penting dalam pertimbangan militer di Asia.[4] Unit ini kemudian didirikan pada tahun 1955 di Taipei, Taiwan dan beroperasi selama 24 tahun.[2][4]", "question_text": "Kapan NAMRU-2 didirikan?", "answers": [{"text": "1955", "start_byte": 300, "limit_byte": 304}]} {"id": "9090679296217450850-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kromosom", "passage_text": "Kromosom (Greek: chroma, warna; dan soma, badan) merupakan struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme,[2] seperti molekul kelima jenis histon dan faktor transkripsi yang terdapat pada beberapa deret, dan termasuk gen unsur regulator dan sekuens nukleotida. Kromosom yang berada di dalam nukleus sel eukariota, secara khusus disebut kromatin.[3]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan kromosom ?", "answers": [{"text": "struktur di dalam sel berupa deret panjang molekul yang terdiri dari satu molekul DNA[1] dan berbagai protein terkait yang merupakan informasi genetik suatu organisme", "start_byte": 59, "limit_byte": 225}]} {"id": "-4986678590715111260-7", "language": "indonesian", "document_title": "Agama menurut jumlah penganut", "passage_text": "Israel 75.4%[17]\nPalestine 12–14%[18]\nMonaco 2.9%[19]\nUnited States 2.1%[20]\nGibraltar 2.1%\nCayman Islands 1.71%\nNetherlands Antilles 1.3%\nCanada 1.1%\nFrance 0.75%[21]\nArgentina 0.62%\nUruguay 0.5%\nAustralia 0.5%\nHungary 0.45%\nU.S. Virgin Islands 0.45%\nLatvia 0.3%\nGermany 0.25%\nNetherlands 0.2%\nNew Zealand 0.17%\nUkraine 0.16%\nRussia 0.09%[22]", "question_text": "negara manakah yang memiliki pemeluk agama Yahudi terbesar kedua di dunia?", "answers": [{"text": "Palestine", "start_byte": 17, "limit_byte": 26}]} {"id": "-3486181729080065872-60", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Daratan utama Skotlandia mencakup sepertiga daratan Pulau Britania Raya, yang terletak di sebelah baratlaut lepas pantai Benua Eropa. Luas total Skotlandia adalah 78,772km2 (30,414sqmi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help),[139] atau sekitar tiga perempat dari ukuran Pulau Jawa. Inggris adalah satu-satunya perbatasan darat Skotlandia, dengan panjang perbatasan 96 kilometres (60mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) yang membentang dari basin Sungai Tweed di pantai timur hingga ke Solway Firth di pantai barat. Di sebelah barat, Skotlandia berbatasan dengan Samudera Atlantik, dan Laut Utara di sebelah timur. Pulau Irlandia berjarak 30 kilometres (19mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) dari baratdaya semenanjung Kintyre,[140] sedangkan Norwegia berjarak 305 kilometres (190mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah timur, dan Kepulauan Faroe 270 kilometres (168mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah utara.", "question_text": "berapakah luas Skotlandia?", "answers": [{"text": "78,772km", "start_byte": 163, "limit_byte": 171}]} {"id": "-3110060132969795337-3", "language": "indonesian", "document_title": "Astra International", "passage_text": "Astra International pada awalnya didirikan oleh Tjia Kian Liong (William Soerjadjaja), Tjia Kin Joe (Benyamin), dan Liem Peng Hong pada tahun 1950-an.[4] Perusahaan ini pada awalnya menempati sebuah toko di Jalan Sabang no. 36A, Jakarta. Nama Astra sendiri diusulkan oleh Kian Tie, adik Kian Liong, yang berarti terbang ke langit dan menjadi bintang terang.[5] Ketiga pendirinya kemudian mendaftarkan nama Astra International Inc. ke notaris Sie Khwan Djioe pada tanggal 20 Februari 1957 dengan modal sejumlah 2,5 juta rupiah.[5]", "question_text": "Siapa pendiri Astra International?", "answers": [{"text": "Tjia Kian Liong (William Soerjadjaja), Tjia Kin Joe (Benyamin), dan Liem Peng Hong", "start_byte": 48, "limit_byte": 130}]} {"id": "326330269955005266-9", "language": "indonesian", "document_title": "Kertas", "passage_text": "Pada awal abad kedua, pejabat pengadilan bernama Cai Lun berhasil\nmenemukan kertas jenis baru yang terbuat dari kulit kayu, kain, batang\ngandum dan yang lainnya. Kertas jenis ini relatif murah, ringan, tipis,\ntahan lama dan lebih cocok untuk digunakan dengan kuas.", "question_text": "terbuat dari apakah Kertas pertama didunia?", "answers": [{"text": "kulit kayu, kain, batang\ngandum", "start_byte": 112, "limit_byte": 143}]} {"id": "-4867753019637407319-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sita", "passage_text": "\nSita (Sanskerta: सीता; Sītā, juga dieja Shinta) adalah tokoh protagonis dalam wiracarita Ramayana. Ia merupakan istri dari Sri Rama, tokoh utama kisah tersebut. Menurut pandangan Hindu, Sita merupakan inkarnasi dari Laksmi, dewi keberuntungan, istri Dewa Wisnu.", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam wiracarita Ramayana.?", "answers": [{"text": "Sri Rama", "start_byte": 134, "limit_byte": 142}]} {"id": "-4375313560535134005-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daniel Radcliffe", "passage_text": "\nRadcliffe pertama kali menyatakan keinginannya untuk berperan pada usia lima tahun,[11] dan pada bulan Desember 1999, berusia 10 tahun, dia membuat debut aktingnya di film adaptasi dua bagian BBC One dari novel Charles Dickens David Copperfield, menggambarkan karakter David Copperfield sebagai anak muda.[12] Ia bersekolah di tiga sekolah independen untuk laki-laki: Redcliffe School[13], sebuah sekolah harian di Chelsea Redcliffe Square, Sussex House School [14], sebuah sekolah harian di Chelsea Cadogan Square,[15] dan City of London School, Ssebuah sekolah harian di Tepi Utara Sungai Thames di distrik keuangan London (dikenal sebagai City of London).[16] Menghadiri sekolah menjadi sulit bagi Radcliffe setelah merilis film Harry Potter yang pertama, dengan beberapa rekannya menjadi bermusuhan, meskipun dia mengatakan bahwa orang hanya mencoba untuk \"membuat celah pada anak yang memainkan Harry Potter\" dan bukan cemburu.[17]", "question_text": "berapakah umur pemeran Harry Potter?", "answers": [{"text": "10 tahun", "start_byte": 127, "limit_byte": 135}]} {"id": "790205707757787652-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kajian media", "passage_text": "\nKajian media adalah disiplin ilmu pengetahuan yang mempelajari konten, sejarah, dan pengaruh berbagai media, khususnya media massa. Kajian media berasal dari tradisi ilmu sosial dan humaniora, dengan fokus studi pada bidang komunikasi massa, komunikasi, ilmu komunikasi, dan kajian komunikasi.[1] Di penghujung tahun 1970-an, kajian media secara luas mulai berdiri sebagai disiplin ilmu mandiri. Beberapa peneliti mengembangkan beragam teori dan metode dari berbagai disiplin seperti kajian budaya, retorika (termasuk retorika digital), filsafat, teori sastra, psikologi, ilmu politik, ekonomi politik, ekonomi, sosiologi, antropologi, teori sosial, sejarah seni, teori kritis, teori film, feminisme, dan teori informasi.[2]", "question_text": "Kapan kajian media pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1970-an", "start_byte": 318, "limit_byte": 325}]} {"id": "-5067412195826985928-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Korea Selatan", "passage_text": "Korea Utara merupakan satu-satunya negara yang berbatasan langsung dengan Korea Selatan, dengan panjang perbatasan 238 km yang ditetapkan dengan DMZ (Garis Demarkasi Militer). Wilayahnya sebagian besar dikelilingi perairan dan memiliki panjang garis pantai 2.413 km. Sebelah barat dibatasi oleh Laut Kuning, sebelah selatan dengan Laut Cina Timur, sementara sebelah timur berbatasan dengan perairan Laut Jepang. Luas wilayah daratan keseluruhan adalah 100.032 km² dan luas perairan hanya 290 km².", "question_text": "berapakah luas Korea selatan?", "answers": [{"text": "100.032 km²", "start_byte": 452, "limit_byte": 464}]} {"id": "2862224578775562536-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu sastra", "passage_text": "Ilmu Sastra adalah ilmu yang menyelidiki tentang karya sastra secara ilmiah dengan berbagai gejala dan masalah sastra.[1] Sedangkan, Sastra adalah lembaga sosial yang menggunakan bahasa sebagai medium, dan Bahasa itu sendiri merupakan ciptaan sosial.[2] Seorang penelaah sastra harus dapat menerjemahkan pengalaman sastranya dalam bahasa ilmiah, dan harus dapat menjabarkannya dalam uraian yang jelas dan rasional.[3] Dalam Ilmu sastra terdapat beberapa cabang ilmu sastra yang mempermudah jalannya studi sastra.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan satra ?", "answers": [{"text": "lembaga sosial yang menggunakan bahasa sebagai medium, dan Bahasa itu sendiri merupakan ciptaan sosial", "start_byte": 147, "limit_byte": 249}]} {"id": "-5585910879949192909-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Barat", "passage_text": "Kalimantan Barat (disingkat Kalbar) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Kalimantan dengan ibu kota Provinsi Kota Pontianak. Luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat adalah 146.807km² (7,53% luas Indonesia). Merupakan provinsi terluas keempat setelah Papua, Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.[1]", "question_text": "Berapa luas Kalimantan Barat?", "answers": [{"text": "146.807km²", "start_byte": 193, "limit_byte": 204}]} {"id": "3397501510298066810-0", "language": "indonesian", "document_title": "Patung Buddha Bamiyan", "passage_text": "Patung Buddha dari Bamiyan dahulu merupakan monumen yang terdiri dari dua patung Buddha yang berdiri dan diukir di sisi sebuah jurang di lembah Bamiyan, di tengah Afganistan. Lokasi patung berada kurang lebih 230km arah barat laut Kabul pada ketinggian 2500 meter. Kemungkinan besar patung-patung ini dibuat pada abad ke-5 atau ke-6 dan merupakan perpaduan klasik antara seni gaya Yunani dan seni Buddha.[1]", "question_text": "Dimana Patung Buddha dari Bamiyan didirikan?", "answers": [{"text": "lembah Bamiyan, di tengah Afganistan", "start_byte": 137, "limit_byte": 173}]} {"id": "-1440997896968739293-5", "language": "indonesian", "document_title": "Nigel Mansell", "passage_text": "Dikarenakan diharuskan memakai biaya sendiri untuk bisa balapan, Mansell memulai kariernya di ajang karting di usia yang terbilang cukup tua untuk ukuran seorang pembalap gokart yaitu 15 tahun.[7] Di luar gokart, Mansell harus berjuang sendirian untuk mencukupi kehidupannya sendiri dan juga biaya untuk balapannya. Setelah cukup sukses di ajang gokart, Mansell kemudian pindah ke ajang Formula Ford dan pada tahun 1976[7], Mansell memenangkan 6 dari 9 balapan di ajang Formula Ford. Ia juga berhasil mengantarkan Inggris menjadi juara dunia Formula Ford Internasional tahun 1977.[7] Mansell lantas menderita patah leher karena kecelakaan dalam kualifikasi sesi di Brands Hatch. Dokter kemudian memvonis Mansell dengan diagnosa quadriplegia, dan ia dilarang turun balapan selama enam bulan dengan kemungkinan ia tidak bisa turun balapan lagi selama-lamanya. Setelah sembuh, Mansell lantas mencoba untuk kembali turun di ajang balapan dan ia sampai menolak tawaran pekerjaan sebagai insinyur di sebuah perusahaan pesawat. Mansell lantas sampai rela menjual beberapa barang kesayangannya demi membiayai dirinya untuk turun kembali di ajang Formula Ford. Mansell lantas mendapat kesempatan turun dalam lomba Formula 3 dengan mobil Lola T570 di Silverstone, dan ia finish P4 dalam balapan tersebut dan berkata bahwa ia siap turun penuh lagi sebagai pembalap.[7]", "question_text": "Kapan Nigel Ernest James Mansell OBE mulai menjadi pembalap?", "answers": [{"text": "15 tahun", "start_byte": 184, "limit_byte": 192}]} {"id": "-2880729377878345036-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ahmad Dahlan", "passage_text": "KH. Ahmad Dahlan meninggal pada tahun 1923 dan dimakamkan di pemakaman KarangKajen, Yogyakarta\n[5]\n[6].", "question_text": "dimanakah Kyai Haji Ahmad Dahlan meninggal?", "answers": [{"text": "KarangKajen, Yogyakarta", "start_byte": 71, "limit_byte": 94}]} {"id": "-8160501292738972669-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pyotr I dari Rusia", "passage_text": "Pyotr I (Russian:Пётр I; English: Peter I), juga dikenal dengan Pyotr yang Agung (Russian:Пётр Вели́кий, tr.Pyotr Velikiy; English: Peter the Great) (9 Juni[O.S. 30 Mei]1672– 8 Februari[O.S. 28 Januari]1725), adalah Tsar Rusia terakhir (berkuasa tahun 1682–1721) dan Kaisar Rusia pertama (berkuasa tahun 1721–1724). Melalui berbagai keberhasilannya dalam perang, dia menjadikan Ketsaran Rusia menjadi salah satu kekaisaran besar yang menjadi salah satu kekuatan penting di Eropa. Dia memimpin perubahan budaya yang menggantikan tatanan lama dan tradisional beserta sistem politiknya dengan tatanan baru yang lebih modern, ilmiah, dan kebarat-baratan berdasarkan Pencerahan.[1]", "question_text": "Selama berapa lama Pyotr I berkuasa?", "answers": [{"text": "1682–1721", "start_byte": 270, "limit_byte": 281}]} {"id": "-5856216071166077890-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kertas", "passage_text": "Terinspirasi dari proses penggulungan sutra, orang China kuno berhasil menemukan bahan seperti kertas yang disebut bo yang terbuat dari sutra. Namun produksi bo sangatlah mahal karena kelangkaan bahan.", "question_text": "dimanakah kertas tulis pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "China", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "1616085733580568751-0", "language": "indonesian", "document_title": "Real Brasil", "passage_text": "Real Brasil atau R$, adalah mata uang resmi negara Brasil sejak tahun 1994 menggantikan mata uang Cruzeiro Real Brasil. Mata uang ini setiap satu-satunya dibagi menjadi 100 centavos. Mata uang ini terbagi menjadi 1,2,5,10,20,50,100 reals, dicetak dan diatur penggunaannya oleh Banco Central do Brasil, dengan kode ISO 4217 BRL.", "question_text": "Apa nama mata uang Brasil ?", "answers": [{"text": "Real Brasil", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-4344805552053190465-2", "language": "indonesian", "document_title": "Friedrich Nietzsche", "passage_text": "Pada tahun 1858, Nietzsche masuk sekolah asrama di Pforta dan memperoleh nilai tinggi dalam bidang agama, sastra Jerman dan zaman klasik.[42] Setelah lulus dari Pforta, pada tahun 1864 ia belajar di Universitas Bonn bidang teologi dan filologi klasik.[42] Sayangnya, hanya setahun ia belajar di sana dan kemudian pindah ke Leipzig.[42] Tahun 1869-1879 ia dipanggil Universitas Basel untuk mengajar filologi dan setelah itu ia terpaksa pensiun dengan alasan kesehatan.[42] Kehidupan produktif Nietzsche berlangsung hingga tahun 1889, hingga pada akhirnya tahun 1900 ia meninggal karena penyakit kelamin yang dideritanya.[42]", "question_text": "Dimana Friedrich Nietzsche meninggal?", "answers": [{"text": "1900", "start_byte": 560, "limit_byte": 564}]} {"id": "1354230341157129811-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yerusalem", "passage_text": "Yerusalem (/dʒəˈruːsələm/; Hebrew: יְרוּשָׁלַיִם Yerushaláyim pronounced[jeruˈʃalajim](listen); Arabic: القُدس‎ al-Quds pronounced[ˈaːɫ ˈquːdsˤ](listen))[i] merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di sebuah dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati. Kota ini dianggap suci dalam tiga agama Abrahamik utama—Yudaisme, Kekristenan, dan Islam.", "question_text": "Dimana letak Yerusalem?", "answers": [{"text": "dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati", "start_byte": 255, "limit_byte": 322}]} {"id": "2497900707614885499-4", "language": "indonesian", "document_title": "ENIAC", "passage_text": "ENIAC mendapatkan pemberitaan yang luas karena ukurannya yang besar. Ia memiliki 17.468 tabung vakum, 7.200 diode kristal, 1.500 pemancar, 70.000 resistor, 10.0000 kapasitor dan sekitar 5 juta sambungan yang disolder dengan tangan. Beratnya 27 ton dan ukurannya 2,4 m x 0,9 m x 30 m. ENIAC mengambil luas sekitar 167 m² dan mengonsumsi energi sebesar 160kW.", "question_text": "berapakah berat komputer pertama ?", "answers": [{"text": "27 ton", "start_byte": 241, "limit_byte": 247}]} {"id": "-6867497272757337379-0", "language": "indonesian", "document_title": "Senyawa kimia", "passage_text": "Senyawa kimia adalah zat kimia murni yang terdiri dari dua atau beberapa unsur\n[1]\n[2]\n[3]\nyang dapat dipecah-pecah lagi menjadi unsur-unsur pembentuknya dengan reaksi kimia tersebut.\n[4] Contohnya, dihidrogen monoksida (air, H2O) adalah sebuah senyawa yang terdiri dari dua atom hidrogen untuk setiap atom oksigen.", "question_text": "Apa itu senyawa kimia?", "answers": [{"text": "zat kimia murni yang terdiri dari dua atau beberapa unsur\n[1]\n[2]\n[3]\nyang dapat dipecah-pecah lagi menjadi unsur-unsur pembentuknya dengan reaksi kimia tersebut", "start_byte": 21, "limit_byte": 182}]} {"id": "6322369919869936995-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mariah Carey", "passage_text": "Mariah Carey dilahirkan dengan nama Mariah Carey pada tanggal 27 Maret 1970 di Huntington, Long Island, New York, Amerika Serikat. Ia merupakan anak bungsu dari tiga bersaudara dari Alfred Roy Carey, seorang insinyur penerbangan keturunan Afro-Venezuela, dan Patricia Carey, seorang penyanyi opera keturunan Irlandia. Saudaranya bernama Morgan Carey dan Alison Carey. Selama tinggal di Huntington, Mariah dan keluarganya menjadi korban kekejaman tetangga-tetangga yang rasis. Diduga tetangga-tetangga ini meracuni anjing mereka dan membakar mobil mereka. Di umurnya yang ketiga tahun, orang tuanya bercerai dan Mariah mengikuti ibunya. Sejak saat itulah Mariah hampir tidak pernah bertemu dengan ayahnya, sampai tahun 2002 dipertemukan kembali (di mana ayahnya juga meninggal karena kanker tahun itu). Setelah bercerai, Ibunda Mariah harus bekerja di beberapa pekerjaan untuk menghidupi keluarga. Dia jugalah yang mengajari Mariah bernyanyi sejak umurnya yang ketiga tahun berawal dari ketika Mariah menirukan ibunya berlatih opera Verdi, Rigoletto dalam bahasa Italia.", "question_text": "Kapan Mariah lahir ?", "answers": [{"text": "Huntington, Long Island, New York", "start_byte": 79, "limit_byte": 112}]} {"id": "-6294291492927048707-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Pos", "passage_text": "Jawa Pos didirikan oleh The Chung Shen pada 1 Juli 1949 dengan nama Djava-Post. Saat itu The Chung Shen hanyalah seorang pegawai bagian iklan sebuah bioskop di Surabaya. Karena setiap hari dia harus memasang iklan bioskop di surat kabar, lama-lama ia tertarik untuk membuat surat kabar sendiri. Setelah sukses dengan Jawa Pos-nya, The Chung Shen mendirikan pula koran berbahasa Mandarin Hwa Chiao Sien Wen dan Belanda de Vrije Pers.", "question_text": "Siapa pendiri koran Jawa pos?", "answers": [{"text": "The Chung Shen", "start_byte": 24, "limit_byte": 38}]} {"id": "-188992999829908079-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Gojong dari Han Raya", "passage_text": "Gojong, Sang Kaisar Gwangmu (Gwangmuje;光武帝; 8 September 1852 - 21 Januari, 1919) adalah raja ke-26 dari Dinasti Joseon dan Kaisar pertama dari Kekaisaran Han Raya.", "question_text": "Kapan Kaisar Gojong lahir?", "answers": [{"text": "8 September 1852", "start_byte": 50, "limit_byte": 66}]} {"id": "-8360627253760618264-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sitti Nurbaya", "passage_text": "Sitti Nurbaya: Kasih Tak Sampai (sering disingkat Sitti Nurbaya atau Siti Nurbaya; Ejaan Republik Sitti Noerbaja) adalah sebuah novel Indonesia yang ditulis oleh Marah Rusli. Novel ini diterbitkan oleh Balai Pustaka, penerbit nasional negeri Hindia Belanda, pada tahun 1922. Penulisnya dipengaruhi oleh perselisihan antara kebudayaan Minangkabau dari Sumatera bagian barat dan penjajah Belanda, yang sudah menguasai Indonesia sejak abad ke-17. Pengaruh lain barangkali pengalaman buruk Rusli dengan keluarganya; setelah memilih perempuan Sunda untuk menjadi istrinya, keluarganya menyuruh Rusli kembali ke Padang dan menikah dengan perempuan Minang yang dipilihkan.", "question_text": "siapakah pengarang novel Siti Nurbaya?", "answers": [{"text": "Marah Rusli", "start_byte": 162, "limit_byte": 173}]} {"id": "7702099660520077002-6", "language": "indonesian", "document_title": "Arctic Monkeys", "passage_text": "\nBand selesai merekam album debut mereka Whatever People Say I Am, That's What I'm Not di Chapels Studios di Lincolnshire pada bulan September 2005 dengan Jim Abbiss sebagai produsernya. Whatever People Say I Am, That's What I'm Not menjadi album pertama penjualan tercepat dalam sejarah Inggris dengan penjualan 363,735 copy pada minggu pertama. memecahkan rekor sebelumnya dari 306,631 copy dipegang oleh Popstars oleh Hear'Say, dan terjual lebih kopi pada hari pertama. Cover album yang di modeli Chris McClure, seorang teman mereka yang sedang memegang rokok. Citra pada CD itu sendiri adalah sebuah tembakan dari asbak penuh Rokok.[11] Band manajer produk menyangkal tuduhan, dan menyarankan sebaliknya. \"Anda dapat melihat gambar dari merokok tidak dia lakukan di dunia yang baik.\"Aku suk oasis dan aku benci Arctic Monkeys\" Begitu ujar Alex Turner tidak membuang waktu dalam rekaman materi baru, dan merilis lima-lagu EP pada 24 April 2006, Who the Fuck Are Arctic Monkeys?, hanya tiga bulan setelah album debut memecahkan rekor mereka telah dikritik oleh beberapa kalangan, para kritikus menilai band ini akan sukses di masa depan.", "question_text": "Apa album pertama Arctic Monkeys?", "answers": [{"text": "Whatever People Say I Am, That's What I'm Not", "start_byte": 187, "limit_byte": 232}]} {"id": "-8140723666109582684-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sastra", "passage_text": "Sastra (Sanskerta: शास्त्र, shastra) merupakan kata serapan dari bahasa Sanskerta śāstra, yang berarti \"teks yang mengandung instruksi\" atau \"pedoman\", dari kata dasar śās- yang berarti \"instruksi\" atau \"ajaran\". Dalam bahasa Indonesia kata ini biasa digunakan untuk merujuk kepada \"kesusastraan\" atau sebuah jenis tulisan yang memiliki arti atau keindahan tertentu.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kesusastraan ?", "answers": [{"text": "jenis tulisan yang memiliki arti atau keindahan tertentu", "start_byte": 327, "limit_byte": 383}]} {"id": "4424865945538198950-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas danau toba?", "answers": [{"text": "panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres", "start_byte": 112, "limit_byte": 199}]} {"id": "8331775172577360547-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hyundai Motor Company", "passage_text": "Hyundai Motor Company (Korean:현대자동차 주식회사;Hanja:現代自動車株式會社) (Korean:현대;Hanja:現代;MR:Hyŏndae,IPA:[hjə́ːndɛ],LSE:), adalah sebuah perusahaan otomotif yang merupakan divisi dari Hyundai Motor Group dan merupakan produsen mobil terbesar di Korea Selatan. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1967 oleh Chung Ju-yung dan bermarkas di Yangjae-dong, Seocho-gu, Seoul. Perusahaan otomotif ini berkembang di Korea Selatan dan sanggup menembus pasar internasional yang sebelumnya dikuasai oleh pabrikan otomotif Jepang. Hyundai merupakan perusahaan otomotif dengan pertumbuhan penjualan tercepat di dunia. Hyundai bersama Kia, saat ini adalah produsen mobil terbesar keempat di dunia berdasarkan penjualan tahun 2010.[2] Tahun 2008, Hyundai (tanpa Kia) menempati posisi kedelapan di dunia.[3] Tahun 2010, Hyundai berhasil menjual 3,6 juta unit kendaraan di seluruh dunia.", "question_text": "tahun berapakah Hyundai didirikan?", "answers": [{"text": "1967", "start_byte": 333, "limit_byte": 337}]} {"id": "1207614877730891039-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kontrol diri", "passage_text": "Konsep awal kontrol diri telah dimulai pada bidang ilmu psikologi sejak tahun 1977 dengan istilah efikasi diri[1]. Pada tahun tersebut, Bandura mengatakan bahwa efikasi diri adalah keyakinan diri seseorang untuk melakukan perilaku tertentu. Efikasi diri menentukan seseorang untuk memunculkan perilaku tertentu[4]. Mengacu pada definisi tersebut, pada tahun 1980 seorang tokoh psikologi bernama Rosenbaum memperkenalkan istilah kontrol diri dan mengoperasionalkan konsep awal tentang kontrol diri lewat skalanya Self-Control Schedule. Rosenbaum menganggap bahwa kontrol diri dapat dipelajari dan perlu adanya keyakinan bahwa ia mengontrol perilakunya sendiri tanpa bantuan dari luar dirinya[5]. Hasil penelitian Rosebaum menunjukkan bahwa kontrol diri berhubungan dengan internal locus of control, yaitu kecenderungan seseorang menganggap penguatan atau hasil dari perilaku berasal dari perilaku mereka sendiri dan karakteristik personal. Di masa ini, konsep awal kontrol diri merupakan bagian dari internal locus of control yang dicetuskan oleh Julian B. Rotter pada tahun 1990[3].", "question_text": "Kapan Konsep awal kontrol diri dimulai?", "answers": [{"text": "1977", "start_byte": 78, "limit_byte": 82}]} {"id": "77076534642584402-3", "language": "indonesian", "document_title": "Arwana (grup musik)", "passage_text": "Pada tahun 1997, Nacle Band memberikan master 10 lagu tersebut ke Bp. Jan Juhana dengan label Sony Music Indonesia. Pada tahun yang sama, berdirilah Sony Music Indonesia dan Nucle Band diterima sebagai artis pertama. Nucle Band pun berubah nama untuk masuk ke Sony Music Indonesia. Beberapa nama yang menjadi pilihan saat itu adalah ikon dari Kalimantan Barat tempat semua personel berasal, yaitu ARWANA, KHATULISTIWA dan KAPUAS. Dari ketiga nama tersebut akhirnya disepakati bersama dengan nama ARWANA, tetapi nama-nama yang lain tetap dipakai sebagai judul album. Genre/jenis musik ARWANA pun berubah dan konsisten di Pop Ballad. Album pertama dengan judul Asa yang berisi 9 lagu. Tidak disangka dan tidak diduga, di saat krisis moneter dunia termasuk di Indonesia, album ARWANA pertama kali terjual 400.000 (empat ratus ribu) kopi. Prestasi yang membanggakan ini menjadikan Sony Music Indonesia optimis untuk mempersiapkan album kedua.", "question_text": "Apakah aliran musik grup band Arwana ?", "answers": [{"text": "Pop Ballad", "start_byte": 620, "limit_byte": 630}]} {"id": "-117500085660602081-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "Berapakah jumlah suku di Indonesia?", "answers": [{"text": "1.340", "start_byte": 82, "limit_byte": 87}]} {"id": "-4929382540720652719-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa di Kanada", "passage_text": "Kanada sebagai negara tujuan imigrasi didunia memiliki bahasa dan budaya yang beragam. Menurut laporan sensus penduduk nasional Kanada bahasa Inggris dan bahasa Perancis adalah bahasa yang paling banyak digunakan di Kanada,[4] dimana 56,9% penduduk Kanada menuturkan bahasa Inggris sebagai bahasa ibu dan 21,3% penduduk Kanada menggunakan bahasa Perancis sebagai bahasa ibu.[5] Kanada mengakui bahasa Inggris dan bahasa Perancis sebagai bahasa resmi. Bahasa Inggris dan bahasa Perancis ditetapkan sebagai bahasa resmi di Kanada melalui Akta Bahasa Resmi (bahasa Inggris: Official Language Act, bahasa Perancis: Loi sur les langues officielles yang ditandatangani pada tahun 1969.[6]", "question_text": "Apa bahasa mayoritas yang digunakan masyarakat Kanada ?", "answers": [{"text": "bahasa Inggris dan bahasa Perancis", "start_byte": 135, "limit_byte": 169}]} {"id": "-329159231563856424-28", "language": "indonesian", "document_title": "Indonesian Idol", "passage_text": "Joy terpilih sebagai juara Indonesian Idol yang pertama, dengan lagu kemenangan Karena Cinta ciptaan Glenn Fredly. Karena satu hal, kemenangan Joy dibatalkan dan gelar juara Indonesian Idol yang pertama jatuh pada Delon sang runner-up.", "question_text": "Siapa pemenang Indonesian Idol pertama ?", "answers": [{"text": "Joy", "start_byte": 0, "limit_byte": 3}]} {"id": "3363074863061756192-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aerodinamika", "passage_text": "Aerodinamika adalah salah satu cabang dinamika yang berkenaan dengan kajian pergerakan udara, khususnya ketika udara tersebut berinteraksi dengan benda padat. Aerodinamika adalah cabang dari dinamika fluida dan dinamika gas, dengan banyak teori yang saling berbagi pakai di antara mereka. Aerodinamika seringkali digunakan secara sinonim dengan dinamika gas, dengan perbedaan bahwa dinamika gas berlaku bagi semua gas.", "question_text": "Apakah itu aerodinamika?", "answers": [{"text": "salah satu cabang dinamika yang berkenaan dengan kajian pergerakan udara, khususnya ketika udara tersebut berinteraksi dengan benda padat", "start_byte": 20, "limit_byte": 157}]} {"id": "-6475014757526463465-0", "language": "indonesian", "document_title": "Haver", "passage_text": "Haver (Avena sativa L.), dikenal pula sebagai oat, merupakan serealia yang cukup penting di daerah beriklim subtropis dan sedang. Bulir yang dihasilkannya (disebut haver pula) dimanfaatkan sebagai makanan serta pakan (terutama kuda). Di Indonesia produknya dikenal dari sejenis bubur yang diintroduksi penjajah Belanda, yang dikenal sebagai havermut.", "question_text": "Apakah ordo Haver?", "answers": [{"text": "serealia yang cukup penting di daerah beriklim subtropis dan sedang. Bulir yang dihasilkannya (disebut haver pula) dimanfaatkan sebagai makanan serta pakan (terutama kuda)", "start_byte": 61, "limit_byte": 232}]} {"id": "4722016937794857690-6", "language": "indonesian", "document_title": "Adolf Hitler", "passage_text": "Adolf Hitler lahir tanggal 20 April 1889 di Gasthof zum Pommer, sebuah penginapan di Salzburger Vorstadt 15, Braunau am Inn, Austria-Hongaria.[9] Ia adalah anak keempat dari enam bersaudara dari pasangan Alois Hitler dan Klara Pölzl (1860–1907). Abang dan kakak Hitler– Gustav, Ida, dan Otto– meninggal saat masih bayi.[10] Saat Hitler berusia tiga tahun, keluarga mereka pindah ke Passau, Jerman.[11] Di sana ia mempelajari dialek Bayern Hilir (bukannya bahasa Jerman Austria), dan dialek ini menjadi ciri khas gaya bicaranya seumur hidup.[12][13][14] Tahun 1894, keluarga mereka pindah lagi ke Leonding (dekat Linz), dan pada Juni 1895, Alois menetap di sebuah lahan kecil di Hafeld, dekat Lambach, tempat ia bertani dan beternak lebah. Adolf bersekolah di kota tetangga, Fischlham. Hitler mulai suka mempelajari perang setelah menemukan buku bergambar tentang Perang Perancis-Prusia milik ayahnya.[15][16]", "question_text": "Dimanakah Hitler lahir ?", "answers": [{"text": "Gasthof zum Pommer", "start_byte": 44, "limit_byte": 62}]} {"id": "8896251005122571207-5", "language": "indonesian", "document_title": "Pamona Barat, Poso", "passage_text": "Kecamatan Pamona Barat memiliki luas 264,96km2. Dengan 33,97 persen, Meko merupakan desa dengan wilayah paling luas di kecamatan Pamona Barat. Sedangkan wilayah terkecil yaitu desa Owini, dengan hanya sekitar 8,18km2, sekitar 3,08 persen dari wilayah total kecamatan.[1]", "question_text": "Berapa luas wilayah Pamona Barat ?", "answers": [{"text": "264,96km2", "start_byte": 37, "limit_byte": 46}]} {"id": "2258790285936412285-15", "language": "indonesian", "document_title": "Bolivia", "passage_text": "Luas Bolivia sekitar 424.135 mi² (1.098.581 km²). Ini berarti Bolivia adalah negara terbesar ke-28 (setelah Ethiopia). Ukurannya sama seperti Mauritania.", "question_text": "Berapa luas Bolivia?", "answers": [{"text": "424.135 mi²", "start_byte": 21, "limit_byte": 33}]} {"id": "3343469730263151339-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laskar Sedekah", "passage_text": "Laskar Sedekah adalah sebuah komunitas sosial yang melakukan aktivitas filantropi Islam dengan membantu orang-orang yang membutuhkan melalui pemberian sedekah. Komunitas ini didirikan di Godean, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta pada tanggal 30 Maret 2012 oleh 7 orang pemuda atas inisiasi dari Ma’ruf Fahrudin. Beberapa kalangan mungkin terkesan pragmatis ketika mendengar kata “laskar” tersemat di nama komunitas itu. Terminologi tersebut kerap diasosiakan kepada hal-hal negatif, terutama berkaitan dengan kekerasan dan intimidasi terhadap golongan minoritas tertentu. Terlebih lagi, komunitas tersebut juga membawa embel-embel Islam yang pada masa ini sering diidentikan oleh publik sebagai kelompok radikal, bahkan ekstremis. Berbeda dengan status quo tersebut, gerakan komunitas Laskar Sedekah cenderung berbeda. Mereka membantu banyak orang yang sedang mengalami kesulitan khusus, seperti sakit, biaya pendidikan, membangun fasilitas umum, dan lain-lain. Mereka seolah ingin menampilkan wajah baru Islam yang semestinya, yaitu yang dipenuhi rasa welas asih.", "question_text": "Siapa pendiri Laskar Sedekah?", "answers": [{"text": "7 orang pemuda atas inisiasi dari Ma’ruf Fahrudin", "start_byte": 262, "limit_byte": 313}]} {"id": "496888903919880514-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bilangan imajiner", "passage_text": "Bilangan imajiner (English: imaginary number) adalah bilangan yang mempunyai sifat i 2 = −1. Bilangan ini biasanya merupakan bagian dari bilangan kompleks. Secara definisi, (bagian) bilangan imajiner \n\n\n\ni\n\n\n{\\displaystyle i}\n\n ini diperoleh dari penyelesaian persamaan kuadratik:", "question_text": "apakah bilangan imajiner?", "answers": [{"text": "bilangan yang mempunyai sifat i 2 = −1", "start_byte": 53, "limit_byte": 93}]} {"id": "5525077456091634306-16", "language": "indonesian", "document_title": "Termometer air raksa", "passage_text": "Termometer klinis disebut juga termometer badan. Termometer ini digunakan untuk mengukur suhu badan pasien.Cairan yang digunakan untuk mengisi termometer klinis adalah air raksa.\nTermometer dinding disebut juga termomter rentang skala. Termometer ini memggunakan cairan raksa sebagai pengisi.Termometer ini biasanya dipasang di dinding dengan posisi vertical.\nTermometer maksimum-minimum. Termometer ini digunakan untuk mengukur suhu tertinggi dan suhu terendah di suatu tempat.Termometer ini dapat mengukur suhu maksimum dan minimum sekaligus.\nTermometer laboratorium. Termometer ini digunakan untuk perlengkapan praktikum di laboratorium.Bentuknya pipa panjang dengan cairan pengisi alkohol yang diberi warna merah.\nTermometer industri. Termometer industri digunakan untuk kegiatan industri.", "question_text": "Apa nama alat pengukur suhu tubuh ?", "answers": [{"text": "Termometer klinis", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "6904172623718495915-11", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Matius", "passage_text": "“Meskipun Eusebius menyebutkan bahwa Matius pertama kali menulis dalam bahasa Ibrani, ia juga menganggap Injil Matius bahasa Yunani juga sampai ke tangan sang rasul (Yohanes). Ia mencatat bahwa Yohanes tahu mengenai Injil Matius, Markus dan Lukas, serta mengakui keakuratan mereka ketika ia menyusun Injilnya sendiri. Eusebius merujuk kepada bagian-bagian Injil Matius bahasa Yunani dan menyebut sang rasul (Matius) sebagai pengarangnya.\"[3]", "question_text": "Siapakah yang membukukan alkitab pertama kali ?", "answers": [{"text": "Matius", "start_byte": 39, "limit_byte": 45}]} {"id": "-3648723145878063998-0", "language": "indonesian", "document_title": "SpongeBob SquarePants (karakter)", "passage_text": "\n\n\nRobert \"SpongeBob\" SquarePants () adalah karakter fiksi utama televisi animasi Nickelodeon seri SpongeBob SquarePants. Dia dibuat oleh tokoh biologi laut dan animator Stephen Hillenburg, dan diisi suara oleh Tom Kenny. Dia adalah spons laut yang naif dan agak bodoh yang bekerja sebagai koki pemanggang di kota bawah laut fiksi Bikini Bottom.", "question_text": "Siapa pencipta karakter Robert \"SpongeBob\" SquarePants?", "answers": [{"text": "Stephen Hillenburg", "start_byte": 170, "limit_byte": 188}]} {"id": "-7514327867222888508-13", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Kimiawan Rusia Dmitri Mendeleev adalah ilmuwan pertama yang membuat tabel periodik yang serupa dengan yang digunakan sekarang. Mendeleev menyusun unsur-unsur berdasarkan massa atom, sesuai dengan massa molar relatifnya. Kadang disebutkan bahwa ia memainkan chemical solitaire di atas kereta api perjalanan jauh, menggunakan kartu dengan berbagai fakta tentang unsur yang dikenal.[12] Pada 6 Maret 1869, sebuah presentasi formal dibuat untuk The Russian Chemical Society, berjudul Ketergantungan Antara Sifat-sifat Berat Atom Unsur-unsur (Transclusion error: {{En}} is only for use in File namespace. Use {{lang-en}} or {{en icon}} instead. The Dependence Between the Properties of the Atomic Weights of the Elements). Pada tahun 1869, tabelnya dipublikasikan dalam sebuah jurnal Rusia tak ternama dan kemudian dipublikasi kembali dalam sebuah jurnal Jerman, Zeitschrift für Chemie.[13] Di dalamnya, Mendeleev menyatakan bahwa:", "question_text": "Kapan tabel periodik pertama dipublikasikan?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 729, "limit_byte": 733}]} {"id": "4757305240581555852-2", "language": "indonesian", "document_title": "Babilonia", "passage_text": "Setelahnya berdiri Kekaisaran Neo-Babilonia, di bawah kekuasaan dinasti Kasdim atau dinasti ke-11, yang dimulai dari revolusi Nabopolassar pada tahun 626 SM hingga invasi Koresh Agung, dengan penguasa terkenal di antaranya adalah Nebukadnezar II. Babilonia kemudian dikalahkan oleh Koresh Agung, raja Media dan Persia pada tahun 539 SM.", "question_text": "Kapankah Babilon direbut oleh kekaisaran Persia ?", "answers": [{"text": "539 SM", "start_byte": 329, "limit_byte": 335}]} {"id": "7743521258624429463-5", "language": "indonesian", "document_title": "Dorothy Dell", "passage_text": "\nPada tanggal 8 Juni 1934, Dell menyutujui untuk naik mobil ke Pasadena dengan Dr. Carl Wagner, 38 tahun, karena dia berkeras agar dia meluangkan waktu untuk melakukan relaksasi setelah pengambilan gambar Shoot the Works, dan untuk menemui Ibunya, yang ingin ditunjukkannya \"betapa manisnya bintang film kecil itu.\"[1] Setelah pertemuan, mereka pergi ke sebuah pesta sepanjang malam di sebuah penginapan di Altadena, California. Setelah itu mereka pergi ke Pasadena ketika mobil meninggalkan jalan raya, menabrak tiang telepon, memantul dari pohon palem dan menabrak sebuah batu besar. Dell terbunuh seketika. Wagner, yang mengemudi antara 50 sampai 70 mil per jam,[1] meninggal enam jam kemudian di sebuah rumah sakit.", "question_text": "Dimana Dorothy Dell meninggal?", "answers": [{"text": "California", "start_byte": 417, "limit_byte": 427}]} {"id": "2780865789201544605-7", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya Sarawak", "passage_text": "jmpl|ka|Semangkuk laksa Sarawak\nHidangan-hidangan terkenal di negara bagian tersebut meliputi laksa Sarawak,[52] kolo mee,[53] dan ayam pansuh.[54][55] Negara bagian tersebut juga dikenal karena hidangan penutup Kek Lapis Sarawak-nya.[56] Setiap kelompok etnis memiliki hidangannya sendiri dengan gaya-gaya penyiapan, masak, dan menyantap makanan yang berbeda. Namun, teknologi modern telah mengubah cara masak hidangan-hidangan penduduk asli. Contoh makanan-makanan etnis adalah tuak Iban, tebaloi Melanau (kraker sagu) dan umai (ikan mentah yang dicampur dengan perasan limun), dan urum giruq Orang Ulu (puding).[57] Makanan tradisional Sarawak juga telah dipasarkan sebagai produk wisata kuliner.[58] Contoh gerai-gerai waralaba yang berkembang di Sarawak adalah Sugar Bun, Singapore Chicken Rice, dan Bing Coffee.[59] Makanan-makanan internasional lainnya seperti makanan Barat, makanan Indonesia, makanan India, dan makanan Timur Tengah juga dapat ditemukan disana.[60]", "question_text": "Apa makanan khas Sarawak?", "answers": [{"text": "laksa Sarawak,[52] kolo mee,[53] dan ayam pansuh", "start_byte": 94, "limit_byte": 142}]} {"id": "-2882255699288231701-1", "language": "indonesian", "document_title": "Grisaia no Kajitsu", "passage_text": "Grisaia no Kajitsu adalah novel visual romansa yang pemain utamanya mengasumsikan peran Yuji Kazami. Sebagian besar alur permainan dihabiskan untuk membaca cerita dalam bentuk narasi dan dialog. Teks dalam permainan ini disertai dengan karakter sprite, yang mewakili dengan siapa Yuji berbicara, dikelilingi seni latar belakang. Sepanjang permainan, pemain bertemu karya seni komputer pada titik-titik tertentu dalam cerita, yang mengambil tempat latar belakang seni dan karakter sprite. Grisaia no Kajitsu mengikuti percabangan alur cerita dengan beberapa akhiran, dan tergantung pada keputusan yang dibuat oleh pemain selama pertandingan, alur akan mengikuti arah yang ditentukan.", "question_text": "siapakah karakter utama Grisaia no Kajitsu?", "answers": [{"text": "Yuji Kazami", "start_byte": 88, "limit_byte": 99}]} {"id": "1088110488420846424-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zhang Liang (Han Barat)", "passage_text": "Zhang Liang (skt. abad ke-3 SM – 186 SM), nama kehormatan Zifang, merupakan seorang ahli strategi dan negarawan yang hidup di awal Dinasti Han Barat. Ia juga dikenal sebagai salah satu dari \"Tiga Pahlawan dari Dinasti Han awal\" (漢初三傑), bersama dengan Han Xin (韓信) dan Xiao He. Zhang Liang berjasa besar terhadap pembentukan dinasti Han. Setelah kematiannya, ia dihormati dengan gelar anumerta \"Markis Wencheng\" oleh Kaisar Gaozu.", "question_text": "Kapan Zhang Liang lahir ?", "answers": [{"text": "abad ke-3 SM", "start_byte": 18, "limit_byte": 30}]} {"id": "-173986737330800889-65", "language": "indonesian", "document_title": "Yasser Arafat", "passage_text": "Arafat diumumkan meninggalkan dunia pada pukul 3:30 AM UTC pada 11 November 2004, dalam usia 75 tahun. Tim dokter Perancis yang merawatnya menyatakan pendarahan hebat pada penyakit serebrovaskular sebagai penyebab kematiannya.\n[86][87] Pada awalnya, rekam medis Arafat tidak dirilis oleh para pejabat tinggi Palestina, dan istrinya meminta agar tidak diselenggarakan otopsi.[88] Tim dokter Perancis juga menyatakan bahwa Arafat mengalami kondisi pendarahan yang disebut disseminated intravascular coagulation, meskipun tidak dapat dipastikan gangguan tersebut juga menyebabkan kematiannya.[89][90]", "question_text": "Kapan Yasser Arafat meninggal?", "answers": [{"text": "11 November 2004", "start_byte": 64, "limit_byte": 80}]} {"id": "-4924918943717123713-0", "language": "indonesian", "document_title": "Model Bohr", "passage_text": "\nDi dalam fisika atom, model Bohr adalah model atom yang diperkenalkan oleh Niels Bohr pada 1913. Model ini menggambarkan atom sebagai sebuah inti kecil bermuatan positif yang dikelilingi oleh elektron yang bergerak dalam orbit sirkuler mengelilingi inti — mirip sistem tata surya, tetapi peran gaya gravitasi digantikan oleh gaya elektrostatik. Model ini adalah pengembangan dari model puding prem (1904), model Saturnian (1904), dan model Rutherford (1911). Karena model Bohr adalah pengembangan dari model Rutherford, banyak sumber mengkombinasikan kedua nama dalam penyebutannya menjadi model Rutherford-Bohr. Seperti sudah diketahui sebelumnya, Rutherford mengemukakan teori atom Rutherford berdasarkan percobaan hamburan sinar alfa oleh partikel emas yang dilakukannya.", "question_text": "Kapan Model Rutherford pertama kali diterapkan?", "answers": [{"text": "1911", "start_byte": 455, "limit_byte": 459}]} {"id": "8381240394425158995-0", "language": "indonesian", "document_title": "Garuda Indonesia Penerbangan 206", "passage_text": "Garuda Indonesia Penerbangan 206 atau juga dikenal dengan sebutan Peristiwa Woyla adalah sebuah penerbangan maskapai Garuda Indonesia dari pelabuhan udara sipil Talangbetutu, Palembang ke Bandara Polonia, Medan yang mengalami insiden pembajakan pesawat pada 28 Maret 1981 oleh lima orang teroris yang dipimpin Imran bin Muhammad Zein, dan mengidentifikasi diri sebagai anggota kelompok ekstremis \"Komando Jihad\". Penerbangan dengan pesawat DC-9 Woyla tersebut berangkat dari Jakarta pada pukul 08.00 pagi, transit di Palembang, dan akan terbang ke Medan dengan perkiraan sampai pada pukul 10.55. Dalam penerbangan, pesawat tersebut tiba-tiba dibajak oleh lima orang teroris yang menyamar sebagai penumpang. Setelah mendarat sementara untuk mengisi bahan bakar di Bandara Penang, Malaysia, akhirnya pesawat tersebut terbang dan mengalami drama puncaknya di Bandara Don Mueang di Bangkok, Muang Thai tanggal 31 Maret.", "question_text": "Kapan Peristiwa Woyla terjadi ?", "answers": [{"text": "28 Maret 1981", "start_byte": 258, "limit_byte": 271}]} {"id": "8679427924769383511-3", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat", "passage_text": "Presiden Eisenhower mendirikan NASA pada tahun 1958 dengan tujuan untuk mementingkan kebutuhan masyarakat sipil dibandingkan dengan militer, dan digunakan sebagai program perdamaian dalam ilmu keluar-angkasaan. Undang-Undang Aeronautika dan Keluarangkasaan Nasional disahkan pada 29 Juli 1958, menggantikan organisasi sebelumnya, Komite Penasehat Aeronautika Nasional. Badan ini resmi beroperasi pada 1 Oktober 1958.", "question_text": "Siapa pendiri National Aeronautics and Space Administration?", "answers": [{"text": "Presiden Eisenhower", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "3832771736799366400-53", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "Pada masa penjajahan Hindia Belanda, migrasi besar-besaran kembali terjadi pada tahun 1920, ketika perkebunan tembakau di Deli Serdang, Sumatera Timur mulai dibuka. Pada masa kemerdekaan, Minang perantauan banyak mendiami kota-kota besar di Jawa, pada tahun 1961 jumlah perantau Minang terutama di kota Jakarta meningkat 18,7 kali dibandingkan dengan tingkat pertambahan penduduk kota itu yang hanya 3,7 kali,[63] dan pada tahun 1971 etnis ini diperkirakan telah berjumlah sekitar 10% dari jumlah penduduk Jakarta waktu itu.[64] Kini Minang perantauan hampir tersebar di seluruh dunia.", "question_text": "Dimanakah suku Minangkabau tersebar ?", "answers": [{"text": "seluruh dunia", "start_byte": 571, "limit_byte": 584}]} {"id": "1753160571525606945-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Pos", "passage_text": "Jawa Pos adalah surat kabar harian yang berpusat di Surabaya, Jawa Timur. Jawa Pos merupakan harian terbesar di Jawa Timur, dan merupakan salah satu harian dengan oplah terbesar di Indonesia. Sirkulasi Jawa Pos menyebar di seluruh Jawa Timur, Bali, dan sebagian Jawa Tengah dan DI Yogyakarta. Jawa Pos mengklaim sebagai \"harian nasional yang terbit dari Surabaya\".", "question_text": "Dimana koran Jawa Pos diproduksi?", "answers": [{"text": "Surabaya", "start_byte": 52, "limit_byte": 60}]} {"id": "-1233491438970407128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Polandia", "passage_text": "\nPolandia (Polish: Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Polish: Rzeczpospolita Polska[lower-alpha 1] [ʐɛt͡ʂpɔˈspɔlitaˈpɔlska](listen)) adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon). Polandia adalah negara anggota Uni Eropa. Ibukota Polandia dan kota terbesar adalah Warsawa.", "question_text": "Apakah ibukota Polandia ?", "answers": [{"text": "Warsawa", "start_byte": 501, "limit_byte": 508}]} {"id": "8596860869543987932-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ada Apa dengan Cinta?", "passage_text": "\nAda Apa dengan Cinta? adalah sebuah film romantis Indonesia karya Rudi Soedjarwo yang dirilis pertama kali pada tanggal 7 Februari 2002 dan dibintangi Nicholas Saputra dan Dian Sastrowardoyo. Film ini dirilis menyusul film berjudul Petualangan Sherina yang booming terlebih dahulu. Lagu tema Ada Apa dengan Cinta? yang dinyanyikan oleh Melly Goeslaw dan Eric menjadi hits, dan pengambilan gambar dilakukan di beberapa lokasi di kecamatan Gambir, kecamatan Menteng, Kota Jakarta Pusat dan Kecamatan Kebon Jeruk.", "question_text": "Kapan filem Ada apa dengan Cinta dirilis?", "answers": [{"text": "7 Februari 2002", "start_byte": 121, "limit_byte": 136}]} {"id": "6554348103972551556-5", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Darwin", "passage_text": "Charles Darwin dilahirkan di Shrewsbury, Shropshire, Inggris, di rumah keluarganya, the Mount House. Ia adalah anak kelima dari enam bersaudara dari seorang dokter yang kaya, Robert Darwin dan Susannah Wedgwood. Kakeknya, Erasmus Darwin dari pihak ayah dan Josiah Wedgwood dari pihak ibunya. Keduanya berasal dari keluarga Inggris terkemuka, keluarga Darwin — Wedgwood yang mendukung gereja Unitarian. Ibunya meninggal dunia ketika Charles masih berusia delapan tahun. Ketika pada tahun berikutnya ia bersekolah di Sekolah Shrewsbury yang tidak begitu jauh, ia tinggal di asrama sekolah itu.", "question_text": "Darimana asal Erasmus Darwin?", "answers": [{"text": "Inggris", "start_byte": 323, "limit_byte": 330}]} {"id": "3483830721359041330-3", "language": "indonesian", "document_title": "Sunan Kudus", "passage_text": "Sunan Kudus sejatinya bukanlah asli penduduk Kudus, ia berasal dan lahir di Al-Quds negara Palestina. Kemudian bersama kakek, ayah dan kerabatnya berhijrah ke Tanah Jawa.", "question_text": "dimanakah Sunan Kudus dilahirkan?", "answers": [{"text": "Al-Quds negara Palestina", "start_byte": 76, "limit_byte": 100}]} {"id": "-822009065452471544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alessandro Volta", "passage_text": "Alessandro Giuseppe Antonio Anastasio Gerolamo Umberto Volta () adalah seorang fisikawan, ahli kimia guru besar, pengarang, dan penemu elemen baterai atau tumpukan Volta(1800), juga penemu kondensator, eudimeter, pistol listrik, dan lampu udara. Dia memperbaiki elektroforus (1777) dan elektroskop, selain juga menemukan dan mengisolasi gas metan (1778). Ia terutama dikenal karena mengembangkan baterai pada tahun 1800. Putra seorang bangsawan ini mempunyai saudara kandung 9 orang. Semuanya masuk biara kecuali dirinya, Volta.", "question_text": "Siapa yang menciptakan baterai ?", "answers": [{"text": "Alessandro Giuseppe Antonio Anastasio Gerolamo Umberto Volta", "start_byte": 0, "limit_byte": 60}]} {"id": "2658481738948788982-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Hemingway", "passage_text": "\nErnest Hemingway dilahirkan pada 21 Juli 1899 di Oak Park, Illinois, sebuah suburban dari Chicago. Hemingway adalah anak lelaki pertama dan anak kedua dari enam anak yang dilahirkan dalam keluarga Clarence Edmonds (\"Doctor Ed\") dan Grace Hall Hemingway. Ayah Hemingway, seorang dokter, menyaksikan kelahiran Ernest dan kemudian meniup sebuah serunai di teras depannya, untuk mengumumkan kepada tetangga-tetangganya bahwa istrinya telah melahirkan seorang bayi lelaki. Keluarga Hemingway tinggal di sebuah rumah bergaya Victoria dengan enam kamar tidur, yang dibangun oleh nenek Ernest dari pihak ibunya yang telah menjanda, Ernest Hall, seorang imigran Inggris dan veteran Perang Saudara yang tinggal bersama keluarga itu. Nama Hemingway diberikan mengikuti nama neneknya.", "question_text": "Dimana Ernest Miller Hemingway lahir?", "answers": [{"text": "Oak Park, Illinois", "start_byte": 50, "limit_byte": 68}]} {"id": "-792497983195473048-16", "language": "indonesian", "document_title": "Kolombia", "passage_text": "Secara geografi Kolombia dibentuk oleh dua lempeng, satu lempeng Lautan Pasifik dan Laut Karibia dengan area seluas 828,660km² dan yang kedua yang terbentuk oleh pegunungan Andes dan lempeng Llanos yang berbagi bersama Venezuela dengan area seluas 1'143,748km². Permukaan Kolombian membentuk pola yang rumit. Bagian ketiga barat negeri ini adalah yang paling rumit, dimulai dari pantai di Lautan Pasifik di barat, dan kearah timur pada ketinggian 5 derajat di utara, berbagai keragaman mulai terlihat; Di sisi barat yang lain adalah area yang sangat curam, dan pantai terputus Pasifik di area bawahnya, yang dilatar belakangai oleh Serranía de Baudó, satu dari gunung terendah, dan tercuram di pegunungan Kolombia. Selanjutnya adalah area padang Río Atrato-padang Río San Juan.", "question_text": "Berapa luas Kolombia?", "answers": [{"text": "828,660km² dan yang kedua yang terbentuk oleh pegunungan Andes dan lempeng Llanos yang berbagi bersama Venezuela dengan area seluas 1'143,748km²", "start_byte": 116, "limit_byte": 262}]} {"id": "6146647292697496153-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mallorca", "passage_text": "Mayorka atau Mallorca (Catalan: Mallorca [məˈʎɔɾkə, məˈʎɔɾcə]; Spanish: Mallorca [maˈʎorka])[1] merupakan nama pulau di Spanyol. Pulau ini berlokasi di Laut Tengah dan merupakan pulau terbesar di Spanyol. Ibu kotanya adalah Palma de Mallorca. Pulau ini memiliki luas wilayah 3.620,42km² dan populasi 777.821 jiwa (2005).", "question_text": "Dimana letak Mallorca?", "answers": [{"text": "Spanyol", "start_byte": 134, "limit_byte": 141}]} {"id": "352066139846390892-4", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Referensi paling awal mengenai konsep atom dapat ditilik kembali kepada zaman India kuno pada tahun 800 sebelum masehi,[4] yang dijelaskan dalam naskah filsafat Jainisme sebagai anu dan paramanu.[4][5] Aliran mazhab Nyaya dan Vaisesika mengembangkan teori yang menjelaskan bagaimana atom-atom bergabung menjadi benda-benda yang lebih kompleks.[6] Satu abad kemudian muncul Referensi mengenai atom di dunia Barat oleh Leukippos, yang kemudian oleh muridnya Demokritos pandangan tersebut disistematiskan. Kira-kira pada tahun 450SM, Demokritos menciptakan istilah átomos (Greek: ἄτομος), yang berarti \"tidak dapat dipotong\" ataupun \"tidak dapat dibagi-bagi lagi\". Teori Demokritos mengenai atom bukanlah usaha untuk menjabarkan suatu fenomena fisis secara rinci, melainkan suatu filosofi yang mencoba untuk memberikan jawaban atas perubahan-perubahan yang terjadi pada alam.[1] Filosofi serupa juga terjadi di India, namun demikian ilmu pengetahuan modern memutuskan untuk menggunakan istilah \"atom\" yang dicetuskan oleh Demokritos.[3]", "question_text": "Kapan atom ditemukan ?", "answers": [{"text": "800 sebelum masehi", "start_byte": 100, "limit_byte": 118}]} {"id": "7433298489712582552-1", "language": "indonesian", "document_title": "Johannes Jacobus Wilhelmus Eliza Verstege", "passage_text": "Verstege mengecap pendidikan di Koninklijke Militaire Academie dan pada tanggal 11 Juli 1856 berpangkat letnan dua lalu ditugaskan ke Hindia Timur. Ia pergi pada tanggal 22 Desember pada tahun itu juga sebagai ko-pimpinan detasemen pasukan pelengkap (110 bintara dan pasukan) di bawah komando LetTu. Johannes Cornelis Hamakers dengan menumpangi Eline Susanna. Ko-pimpinan lainnya adalah LetDa. JN. Maquine dan perwira kesehatan kelas III HG. Bakker. Pada pukul 20.00 pada hari ke-12, prajurit Grune memperingatkan komandan bahwa dalam detasemen itu (17 orang Belanda dan tak lebih dari 93 prajurit asing) sedang dibuat rencana dan dalam 1 jam akan pecah pergolakan; para perwira, kapiten, dan banyak lagi lainnya akan dibunuh; para pemberontak akan mengambil alih kapal dan kargo serta mengarahkannya ke pelabuhan di Amerika Selatan. Pergolakan pecah dan dalam laporannya, sang komandan khususnya memuji tindakan heroik dan bersemangat LetDa. Verstege; antara lain, kepadanya, maka ia menulis, kita harus bersyukur kepada Tuhan tak hanya karena keselamatan hidup kita, tetapi juga kapal dan kargo kita.", "question_text": "Kapan ohannes Jacobus Wilhelmus Eliza Verstege diangkat menjadi kolonel ?", "answers": [{"text": "11 Juli 1856", "start_byte": 80, "limit_byte": 92}]} {"id": "-2596167860754086076-3", "language": "indonesian", "document_title": "Jurnalisme sastra", "passage_text": "Baru pada tahun 1970 sampai 1980-an istilah jurnalisme sastra berkembang dalam masyarakat. Pelopornya adalah John McPhee, Richard Rhodhes, Mark Singer, dan beberapa tokoh lain.[2] Jurnalisme sastra masuk ke dalam bermacam wilayah penulisan, seperti pariwisata, memoar, esai-esai historis dan etnografis, bahkan berita-berita mengenai peristiwa nyata.[2] Sebenarnya adanya gaya penulisan sastra dalam tulisan membuat sebuah laporan menjadi janggal.[2] Akan tetapi, jurnalisme sastra menjadi sarana penolakan terhadap jurnalisme lama.[2] Memang jurnalisme sastra pada akhirnya berbentuk mirip fiksi, namun jurnalisme sastra tidak dapat dikatakan fiksi.[1] Jurnalisme sastra tetap harus menjaga akurasi fakta dalam penulisannya.[1] Jurnalisme sastra akan menghasilkan tulisan yang personal dan cenderung subjektif, akan tetapi kenyataan tulisan harus seusai dengan realita peristiwa,[1]", "question_text": "siapakah pelopor Jurnalisme sastra di dunia?", "answers": [{"text": "John McPhee, Richard Rhodhes, Mark Singer", "start_byte": 109, "limit_byte": 150}]} {"id": "-4127973930883695868-3", "language": "indonesian", "document_title": "Pembangkit listrik tenaga nuklir", "passage_text": "Reaktor nuklir yang pertama kali membangkitkan listrik adalah stasiun pembangkit percobaan EBR-I pada 20 Desember 1951 di dekat Arco, Idaho, Amerika Serikat. Pada 27 Juni 1954, PLTN pertama dunia yang menghasilkan listrik untuk jaringan listrik (power grid) mulai beroperasi di Obninsk, Uni Soviet . PLTN skala komersiil pertama adalah Calder Hall di Inggris yang dibuka pada 17 Oktober 1956 .", "question_text": "Di manakah Pembangkit Listrik Nuklir Obninsk terletak?", "answers": [{"text": "Uni Soviet", "start_byte": 287, "limit_byte": 297}]} {"id": "-8703237372333465816-4", "language": "indonesian", "document_title": "Rhein", "passage_text": "Antara Bingen dan Bonn, Sungai Rhein mengalir melewati Jurang Rhein, pembentukan yang tercipta dengan erosi, yang terjadi pada tingkat hampir sama sebagai pengangkatan di daerah itu, meninggalkan sungai pada kira-kira tingkat aslinya, dan tanah di sekelilingnya terangkat. Jurang ini secara cepat naik, dan merupakan bagian sungai yang dikenal dengan kastil dan kebun anggurnya yang banyak.", "question_text": "Bagaimana terbentuknya Jurang Rhein?", "answers": [{"text": "tercipta dengan erosi, yang terjadi pada tingkat hampir sama sebagai pengangkatan di daerah itu, meninggalkan sungai pada kira-kira tingkat aslinya, dan tanah di sekelilingnya terangkat", "start_byte": 86, "limit_byte": 271}]} {"id": "-8522534116362079198-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sahur", "passage_text": "Sahur (Arabic: سحور‎), juga disebut Sehur, Sehri, Sahari dan Suhoor dalam bahasa lain, adalah sebuah istilah Islam yang merujuk kepada aktivitas makan oleh umat Islam yang dilakukan pada dini hari[1] bagi yang akan menjalankan ibadah puasa pada bulan Ramadan. Sahur sebagai makan pagi cocok dengan Iftar sebagai makan malam, selama Ramadhan, menggantikan makan tiga kali sehari (sarapan, makan siang dan makan malam),[2] meskipun di beberapa tempat makan malam juga dikonsumsi setelah Iftar kemudian pada malam hari.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Sahur?", "answers": [{"text": "istilah Islam yang merujuk kepada aktivitas makan oleh umat Islam yang dilakukan pada dini hari[1] bagi yang akan menjalankan ibadah puasa pada bulan Ramadan", "start_byte": 107, "limit_byte": 264}]} {"id": "-4210620799449125192-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Blora", "passage_text": "Kerajaan Pajang tidak lama memerintah, karena direbut oleh Kerajaan Mataram yang berpusat di Kotagede Yogyakarta. Blora termasuk wilayah Mataram bagian Timur atau daerah Bang Wetan.\nPada masa pemerintahan Paku Buwana I (1704-1719) daerah Blora diberikan kepada putranya yang bernama Pangeran Blitar dan diberi gelar Adipati. Luas Blora pada saat itu 3.000 karya (1 karya = ¾ hektare). Pada tahun 1719-1727 Kerajaan Mataram dipimpin oleh Amangkurat IV, sehingga sejak saat itu Blora berada di bawah pemerintahan Amangkurat IV.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Blora?", "answers": [{"text": "3.000 karya", "start_byte": 350, "limit_byte": 361}]} {"id": "1627198034887154957-0", "language": "indonesian", "document_title": "Children of God", "passage_text": "Children of God (COG) yang belakangan dikenal sebagai Family of Loves (Keluarga Kasih), Keluarga, dan kini Keluarga Internasional adalah sebuah gerakan agama baru yang dimulai pada 1968 di Huntington Beach, California, Amerika Serikat. Ini adalah bagian dari Jesus Movement (Gerakan Yesus) pada akhir tahun 1960-an. Sebagian besar anggotanya berasal dari gerakan hippie. Gerakan ini adalah salah satu dari banyak gerakan lainnya yang membangkitkan kontroversi sekte pada tahun 1970-an dan 1980-an di Amerika Serikat dan Eropa dan memicu kelompok anti-sekte terorganisasi pertama (FREECOG).", "question_text": "Darimana asal agama Children of God?", "answers": [{"text": "California", "start_byte": 207, "limit_byte": 217}]} {"id": "-3978825733542660245-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Polandia", "passage_text": "\nSejarah Polandia bermula sejak suku bangsa Slav bermigrasi ke kawasan yang sekarang menjadi wilayah negara Polandia dan mendirikan permukiman-permukiman permanen pada Awal Abad Pertengahan. Wangsa penguasa Polandia yang pertama, yakni wangsa Piast, muncul pada abad ke-10 M. Adipati Mieszko I (wafat 992) dianggap sebagai pendiri de facto negara Polandia, dan dihormati secara luas sebagai tokoh yang telah berjasa menyebarluaskan agama Kristen mazhab Gereja Barat di Polandia setelah dibaptis pada tahun 966. Negara Kadipaten Polandia yang didirikan oleh Adipati Mieszko secara resmi dijadikan sebuah kerajaan khas Abad Pertengahan pada tahun 1025 oleh putranya, Raja Bolesław Si Pemberani. Di antara raja-raja wangsa Piast, mungkin Raja Kazimierz Agunglah yang paling berkuasa. Raja terakhir wangsa Piast ini memerintah pada masa-masa ketika Polandia mengenyam kemakmuran ekonomi dan mengalami pertambahan luas wilayah, sebelum akhirnya mangkat tanpa waris laki-laki pada tahun 1370. Pada masa pemerintahan raja-raja wangsa Jagiellon, yang berlangsung dari abad ke-14 sampai abad ke-16, Polandia menjalin hubungan akrab dengan Kadipaten Agung Lituania, memasuki Abad Pembaharuan, dan melanjutkan usaha perluasan wilayah yang mencapai puncaknya dengan pembentukan negara Persemakmuran Polandia-Lituania pada tahun 1569.", "question_text": "Kapan Wangsa Piast berdiri ?", "answers": [{"text": "abad ke-10 M", "start_byte": 262, "limit_byte": 274}]} {"id": "2925235398527238754-17", "language": "indonesian", "document_title": "Maluku Utara", "passage_text": "Atas dasar itu, pemerintah membentuk Provinsi Maluku Utara (dengan ibukota sementara di Ternate) yang dikukuhkan dengan Undang-Undang Nomor 46 tahun 1999 tentang Pemekaran Provinsi Maluku Utara, Kabupaten Buru dan Kabupaten Maluku Tenggara Barat.[4]", "question_text": "Apakah nama ibukota Provinsi Maluku Utara?", "answers": [{"text": "Ternate", "start_byte": 88, "limit_byte": 95}]} {"id": "8185496644167879371-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pantai Pangandaran", "passage_text": "\n\nPantai Pangandaran merupakan sebuah objek wisata andalan Kabupaten Pangandaran (pemekaran dari Kabupaten Ciamis) yang terletak di sebelah tenggara Jawa Barat, tepatnya di Desa Pangandaran, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran, Provinsi Jawa Barat.[1]", "question_text": "Apa nama pantai yang terletak di kabupaten Pangandaran?", "answers": [{"text": "Pantai Pangandaran", "start_byte": 2, "limit_byte": 20}]} {"id": "8382047899288856487-11", "language": "indonesian", "document_title": "Samaun Bakri", "passage_text": "Samaun Bakri lahir pada 28 April 1908 di Nagari Kurai Taji, Nan Sabaris, Padang Pariaman, Sumatra Barat, putra dari pasangan Bagindo Abu Bakar dan Siti Syarifah. Ia menempuh pendidikan menengah pertama di Vervolgschool, lalu di Sumatera Thawalib Padang Panjang. Selain itu, Samaun juga memperbanyak ilmunya dengan berbagai kursus, sepert kursus ilmu politik, bahasa asing, dan lainnya. Ia menikah tiga kali. Dengan istri pertamanya ia dikaruniai anak yang bernama Abdul Muis. Sedangkan istri ketiganya bernama Siti Maryam. Selain Abdul Muis, Samaun juga punya anak lainnya, diantaranya Fuad S. Bakri.[2]", "question_text": "Dari mana Samaun Bakri berasal ?", "answers": [{"text": "Padang Pariaman", "start_byte": 73, "limit_byte": 88}]} {"id": "8063508007116899035-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ludwig III", "passage_text": "Ludwig muda (830/835 – 20 Januari 882), juga disebut Ludwig III,[1] merupakan putra sulung kedua dari ketiga putra Ludwig II dan Hemma. Ia menggantikan ayahandanya sebagai penguasa Kadipaten Sachsen pada tanggal 28 Agustus 876 dan kakandanya Karlmann sebagai penguasa Kadipaten Bayern dari tahun 880 sampai 882. Ia meninggal pada tahun 882 dan ia digantikan oleh adiknya Karl si Gendut yang telah menjadi Raja Italia dan Kaisar Romawi Suci. Wilayah-wilayah kekuasaanya termasuk sebagian besar Francia Timur.", "question_text": "Kapan Ludwig III lahir ?", "answers": [{"text": "835", "start_byte": 17, "limit_byte": 20}]} {"id": "-8419077301703722176-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mark Jerman", "passage_text": "Deutsche Mark (DM, DEM) atau Mark Jerman adalah mata uang resmi Jerman Barat dari 1948 hingga penyatuan Jerman pada 1990 dan mata uang resmi Jerman sejak saat itu hingga diperkenalkannya euro pada 1999. Deutsche Mark pertama kali dikeluarkan pada tahun 1948 saat pendudukan sekutu menggantikan Reichsmark. Tahun 1999, ketika mark digantikan euro, koin dan uang kertas mark masih beredar hingga awal 2002.", "question_text": "apakah nama mata uang negara jerman?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 187, "limit_byte": 191}]} {"id": "-1867611603264874729-29", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Buku kedua, Harry Potter dan Kamar Rahasia, awalnya diterbitkan di Britania Raya pada tanggal 2 Juli 1998 dan di AS pada 2 Juni 1999. Harry Potter dan Tawanan Azkaban kemudian diterbitkan setahun kemudian di Britania Raya pada 8 Juli 1999, dan di Amerika Serikat pada 8 September 1999.[56] Harry Potter dan Piala Api diterbitkan pada 8 Juli 2000 di waktu yang bersamaan oleh Bloomsbury dan Scholastic.[57] Harry Potter dan Orde Phoenix adalah buku terpanjang dalam seri, dengan tebal 766 halaman dalam versi Inggris dan 870 halaman dalam versi Amerika Serikat.[58] Orde Phoenix diterbitkan secara serentak di negara-negara yang berbahasa Inggris pada tanggal 21 Juni 2003.[59] Dua tahun kemudian, Harry Potter dan Pangeran Berdarah Campuran diterbitkan pada 16 Juli 2005, dan terjual sebanyak 9 juta eksemplar dalam waktu 24 jam setelah perilisannya di seluruh dunia.[60][61] Buku ketujuh sekaligus yang terakhir, Harry Potter dan Relikui Kematian, diterbitkan pada 21 Juli 2007.[62] Buku ini terjual sebanyak 11 juta eksemplar dalam 24 jam pertama setelah perilisannya, dengan rincian 2,7 juta eksemplar di Britania Raya dan 8,3 juta eksemplar di Amerika Serikat.[61]", "question_text": "buku Harry Potter manakah yang paling banyak halaman nya?", "answers": [{"text": "Harry Potter dan Orde Phoenix", "start_byte": 406, "limit_byte": 435}]} {"id": "-721320968422473045-12", "language": "indonesian", "document_title": "Balon udara panas", "passage_text": "Envelope merupakan kantong yang terbuat dari bahan nilon berbentuk balon tempat udara dipanaskan. Karena nilon ini tidak tahan api, maka bagian bawah envelope dilapisi dengan bahan anti api (skirt). Envelope ini berisi udara/gas ringan (seperti gas hidrogen) yang berfungsi mengangkat balon udara dari landasannya.", "question_text": "Apakah bahan bakar Balon udara panas?", "answers": [{"text": "udara", "start_byte": 219, "limit_byte": 224}]} {"id": "5795649127430571954-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Klaten", "passage_text": "Luas wilayah kabupaten Klaten mencapai 655,56 km2. Di sebelah timur berbatasan dengan kabupaten Sukoharjo. Di sebelah selatan berbatasan dengan kabupaten Gunungkidul (Daerah Istimewa Yogyakarta). Di sebelah barat berbatasan dengan kabupaten Sleman (Daerah Istimewa Yogyakarta) serta Kabupaten Magelang dan di sebelah utara berbatasan dengan kabupaten Boyolali.[1]", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Klaten?", "answers": [{"text": "655,56 km2", "start_byte": 39, "limit_byte": 49}]} {"id": "-3554110308871560548-0", "language": "indonesian", "document_title": "Króna Islandia", "passage_text": "Króna (plural kronur) (tanda: kr; kode: ISK) merupakan mata uang Islandia.", "question_text": "Apakah mata uang Islandia ?", "answers": [{"text": "Króna", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "2101673704654876394-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ming", "passage_text": "\nDinasti Ming (Hanzi: 明朝, hanyu pinyin: ming chao) (1368 - 1644) adalah dinasti satu dari dua dinasti yang didirikan oleh pemberontakan petani sepanjang sejarah Tiongkok. Dinasti ini adalah dinasti bangsa Han yang terakhir memerintah setelah Dinasti Song. Pada tahun 1368, Zhu Yuanzhang berhasil mengusir bangsa Mongol kembali ke utara dan menghancurkan Dinasti Yuan yang mereka dirikan. Ia mendirikan dinasti Ming (大明國; Dà Míng Guó), dengan ibukotanya di Yingtian (sekarang Nanjing) sebelum putranya, Zhu Di, yang menjadi kaisar ke-3 memindahkan ibukota ke Shuntian (sekarang Beijing). Yingtian kemudian berganti nama menjadi Nanjing (ibukota selatan).", "question_text": "Kapan Dinasti Ming didirikan?", "answers": [{"text": "1368", "start_byte": 56, "limit_byte": 60}]} {"id": "4252343375653124349-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Siapa pendiri Dinasti Han?", "answers": [{"text": "Liu Bang", "start_byte": 327, "limit_byte": 335}]} {"id": "-1614511475033115392-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi surya", "passage_text": "Energi surya adalah energi yang berupa sinar dan panas dari matahari. Energi ini dapat dimanfaatkan dengan menggunakan serangkaian teknologi seperti pemanas surya, fotovoltaik surya, listrik panas surya, arsitektur surya, dan fotosintesis buatan.[1][2]", "question_text": "Apa itu energi solar?", "answers": [{"text": "berupa sinar dan panas dari matahari", "start_byte": 32, "limit_byte": 68}]} {"id": "6687643008052217758-30", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "\nKabupaten Jepara secara administratif wilayah luas wilayah daratan Kabupaten Jepara 1.004,132 km2 dengan panjang garis pantai 72km, terdiri atas 16 kecamatan yang dibagi lagi atas sejumlah 183 desa dan 11 Kelurahan Wilayah tersempit adalah Kecamatan Kalinyamatan (24,179 km2) sedangkan wilayah terluas adalah Kecamatan Keling (231,758 km2). Sebagian besar luas wilayah merupakan tanah kering, sebesar 740,052 km2 (73,70%) sisanya merupakan tanah sawah, sebesar 264,080 km2 (26,30%). Secara Administratif Kabupaten Jepara terbagi dalam 5 wilayah, yaitu:", "question_text": "Berapa luas Jepara ?", "answers": [{"text": "1.004,132 km2", "start_byte": 85, "limit_byte": 98}]} {"id": "-1081485822967600067-7", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "Grup itu manggung terakhir kalinya di Hamburg bulan Desember 1962. Sekarang sudah menjadi pola, keempat anggota berkontribusi terhadap vokal, walau hanya Starr yang jarang jadi vokal utama karena jangkauannya terbatas. Lennon dan McCartney sudah bekerja sama dalam menulis lirik, sementara Harrison juga bernyanyi walau sedikit. Epstein mencium potensi Beatles yang besar, menyarankan agar grup itu bersikap lebih profesional saat menghibur. Lennon mengulangi kata-kata manajernya, \"Begini, jika kau benar-benar ingin masuk ke tempat yang lebih besar, kau harus berubah – berhenti makan di panggung, berhenti menyumpah, berhenti merokok\" (\"Look, if you really want to get in these bigger places, you're going to have to change—stop eating on stage, stop swearing, stop smoking\") Ia juga mengatakan, \"kami terbiasa mengenakan pakaian yang kami suka, di dalam dan luar panggung. Ia berkata pada kami bahwa jin kurang terlihat bagus dan menyarankan untuk mengenakan celana yang lebih pantas, tetapi ia tidak ingin kami kelihatan kotak-kotak. Ia ingin kami mempunyai gaya individualitas kami masing-masing… merupakan pilihan untuk mewujudukannya atau masih makan ayam di panggung\". (\"We used to dress how we liked, on and off stage. He'd tell us that jeans were not particularly smart and could we possibly manage to wear proper trousers, but he didn't want us suddenly looking square. He'd let us have our own sense of individuality ... it was a choice of making it or still eating chicken on stage\".)", "question_text": "berapakah jumlah anggota The Beatles?", "answers": [{"text": "empat", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "4657202234180509451-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Korea", "passage_text": "\n\nBahasa Korea (한국어/조선말) adalah bahasa yang paling luas digunakan di Korea, dan merupakan bahasa resmi Korea Selatan dan Korea Utara. Bahasa ini juga dituturkan secara luas di Yanbian di Tiongkok timur laut. Secara keseluruhan terdapat sekitar 78 juta penutur bahasa Korea di seluruh dunia termasuk kelompok-kelompok besar di Uni Soviet, AS, Kanada dan Jepang. Klasifikasi resmi bahasa Korea masih belum disetujui secara universal, namun dianggap oleh banyak orang sebagai bahasa isolat. Beberapa ahli bahasa memasukkannya ke dalam kelompok bahasa Altaik. Bahasa Korea juga banyak mirip dengan bahasa Jepang yang status kekerabatannya juga kurang jelas.", "question_text": "Apakah nahasa yang digunakan di korea selatan?", "answers": [{"text": "Bahasa Korea", "start_byte": 2, "limit_byte": 14}]} {"id": "1297221942296436378-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cultuurstelsel", "passage_text": "\nCultuurstelsel (harfiah: Sistem Kultivasi atau secara kurang tepat diterjemahkan sebagai Sistem Budi Daya) yang oleh sejarawan Indonesia disebut sebagai Sistem Tanam Paksa, adalah peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum (nila). Hasil tanaman ini akan dijual kepada pemerintah kolonial dengan harga yang sudah dipastikan dan hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Penduduk desa yang tidak memiliki tanah harus bekerja 75 hari dalam setahun (20%) pada kebun-kebun milik pemerintah yang menjadi semacam pajak.", "question_text": "Siapa yang menggagas cultuurstelsel di Indonesia?", "answers": [{"text": "Johannes van den Bosch", "start_byte": 231, "limit_byte": 253}]} {"id": "-7394865623704165422-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kepulauan Meranti", "passage_text": "Luas kabupaten Kepulauan Meranti: 3707,84km², sedangkan luas kota Selatpanjang adalah 45,44km².", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Kepulauan Meranti?", "answers": [{"text": "3707,84km²", "start_byte": 34, "limit_byte": 45}]} {"id": "-2607616138403325915-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kotabaru", "passage_text": "Kabupaten Kotabaru adalah salah satu kabupaten di provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Kotabaru. Kabupaten ini merupakan salah satu kabupaten pertama dalam provinsi Kalimantan dahulu. Dan pada masa Hindia Belanda merupakan Afdeeling Pasir en de Tanah Boemboe dengan ibukota Kota Baru. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 9.442,46km² dan berpenduduk sebanyak 290.142 jiwa (hasil Sensus Penduduk Indonesia 2010) dengan nelayan laut sebanyak 15.961 jiwa. Motto daerah ini adalah \"Sa-ijaan\" (bahasa Banjar) yang memiliki arti: Semufakat, satu hati dan se-iya sekata.", "question_text": "berapakah luas Kotabaru?", "answers": [{"text": "9.442,46km²", "start_byte": 364, "limit_byte": 376}]} {"id": "-5248247057439692771-1", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Tanganyika", "passage_text": "Danau ini berada di Western Rift di daerah Great Rift Valley dan dilingkupi oleh dinding pegunungan dari ngarai tersebut. Danau ini merupakan danau ngarai terbesar dan terdalam di Afrika atau nomor 2 terdalam di dunia serta menyimpan cadangan air tawar terbesar. Panjangnya membentang sekitar 673km pada arah Utara-Selatan dan lebar rata-rata 50km. Danau ini melingkupi area seluas 32,900 km², dengan panjang garis tepi sebesar 1,828km serta kedalaman rata-rata 570 m dengan kedalaman maksimum 1,470 m (di cekungan paling utara) menyimpan cadangan air dengan volume perkiraan sebesar 18,900 km³. Suhu di permukaannya sekitar 25°C dan mempunyai pH rata-rata 8.4.", "question_text": "Berapa panjang garis tepi Danau Tanganyika?", "answers": [{"text": "1,828km", "start_byte": 429, "limit_byte": 436}]} {"id": "-6794382548566073694-5", "language": "indonesian", "document_title": "Abjad Arab", "passage_text": "Basis abjad Arab memiliki 28 huruf. Bahasa selain Arab yang mengadaptasi aksara Arab telah menambahi dan mengurangi beberapa huruf, seperti bahasa Kurdi, bahasa Persia, bahasa Turki Utsmaniyah, bahasa Sindhi, bahasa Urdu, bahasa Melayu, bahasa Jawa, bahasa Pashtun, dan bahasa Malayalam (dengan sistem penulisannya Arabi Malayalam), yang semuanya memiliki huruf-huruf tambahan seperti bisa dilihat di bawah. Tidak ada huruf kapital.", "question_text": "berapakah jumlah huruf pada bahasa arab?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 26, "limit_byte": 28}]} {"id": "-3490620455815705621-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tokugawa Ieyasu", "passage_text": "Ieyasu lahir di Istana Okazaki di wilayah Mikawa pada hari ke 26 bulan ke 12 dan tahun ke 11 tenbun, Kalender jepang. awalnya bernama Matsudaira Takechiyo, ia adalah anak dari Matsudaira Hirotada (松平 広忠), Daimyo Mikawa dari klan Matsudaira, Ibunya bernama Odainokata (於大の方), putri seorang samurai Mizuno Tadamasa. Dua tahun kemudian, Odainokata dikirim kembali ke keluarganya dan tidak pernah kembali lagi.", "question_text": "Kapan Tokugawa Ieyasu lahir?", "answers": [{"text": "hari ke 26 bulan ke 12 dan tahun ke 11 tenbun, Kalender jepang", "start_byte": 54, "limit_byte": 116}]} {"id": "7699892378345388974-1", "language": "indonesian", "document_title": "Esri", "passage_text": "Perusahaan ini didirikan pada tahun 1969 dengan nama Environmental Systems Research Institute, sebagai badan konsultan penggunaan lahan. Produk Esri (terutama ArcGIS Desktop) memiliki pasar 40.7%.[2] Tahun 2014 Esri menguasai 43% pasar perangkat linak GIS di seluruh dunia, lebih dari vendor lain.[3]", "question_text": "Kapan Esri berdiri ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 36, "limit_byte": 40}]} {"id": "-8185012928666439420-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Cirebon", "passage_text": "Kota Cirebon terletak pada lokasi yang strategis dan menjadi simpul pergerakan transportasi antara Jawa Barat dan Jawa Tengah. Letaknya yang berada di wilayah pantai menjadikan Kota Cirebon memiliki wilayah dataran yang lebih luas dibandingkan dengan wilayah perbukitannya. Luas Kota Cirebon adalah 37,54 km2 dengan dominasi penggunaan lahan untuk perumahan (32%) dan tanah pertanian (38%).", "question_text": "berapakah luas Cirebon?", "answers": [{"text": "37,54 km2", "start_byte": 299, "limit_byte": 308}]} {"id": "-5501411746803959221-0", "language": "indonesian", "document_title": "Polandia", "passage_text": "\nPolandia (Polish: Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Polish: Rzeczpospolita Polska[lower-alpha 1] [ʐɛt͡ʂpɔˈspɔlitaˈpɔlska](listen)) adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon). Polandia adalah negara anggota Uni Eropa. Ibukota Polandia dan kota terbesar adalah Warsawa.", "question_text": "dimanakah letak Polandia?", "answers": [{"text": "Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon)", "start_byte": 183, "limit_byte": 415}]} {"id": "-7864083980034332464-1", "language": "indonesian", "document_title": "Madaniyah", "passage_text": "Madaniyah adalah istilah yang diberikan kepada ayat Al Qur'an yang diturunkan di Madinah atau diturunkan setelah Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Sebuah surat dapat terdiri atas ayat-ayat yang diturunkan di Madinah secara keseluruhan namun bisa juga sebagian diturunkan di Mekkah (Makiyyah).", "question_text": "apakah yang dimkasud dengan Madaniyah?", "answers": [{"text": "istilah yang diberikan kepada ayat Al Qur'an yang diturunkan di Madinah atau diturunkan setelah Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 17, "limit_byte": 145}]} {"id": "2974976909840686790-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kemalisme", "passage_text": "\nKemalisme (Turkish: Kemalizm), yang juga dikenal dengan sebutan Atatürkisme (Turkish: Atatürkçülük, Atatürkçü düşünce), atau Enam Anak Panah (Turkish: Altı Ok), adalah ideologi pendirian Republik Turki.[1] Kemalisme, seperti yang diimplementasikan oleh Mustafa Kemal Atatürk, didefinisikan dengan reformasi pembersihan politik, sosial, budaya dan agama yang dirancang untuk memisahkan negara Turki baru dari pendahulu Utsmaniyah-nya dan menerapkan cara hidup yang di-Westernisasi-kan,[2] termasuk pendirian demokrasi, kesetaraan sipil dan politik untuk wanita, sekulerisme, dukungan negara terhadap ilmu pengetahuan dan pendidikan bebas, yang beberapa diantaranya pertama kali diperkenalkan ke Turki pada masa kepresidenan Atatürk dalam reformasi-reformasinya.[3]", "question_text": "Apa itu Enam Panah Mustafa Kemal Atatürk?", "answers": [{"text": "ideologi pendirian Republik Turki", "start_byte": 181, "limit_byte": 214}]} {"id": "-3887115316542951597-3", "language": "indonesian", "document_title": "Jürgen Zopp", "passage_text": "Zopp mulai bermain tenis pada usia enam tahun.[2] Ayahnya, Pavo, merupakan seorang manajer bengkel mobil, sedangkan ibunya, Mairi, merupakan seorang psikiater.[2] Memiliki seorang saudara perempuan bernama Marian, yang masih menjadi siswa sekolah.[2] Saat beranjak dewasa, ia mengidolakan Pete Sampras, Marat Safin, dan Roger Federer.[2] Memiliki hobi bermain golf dan gitar, dan jika ia tidak menjadi pemain tenis, ia akan menjadi \"gitaris di sebuah band rock\".[2]", "question_text": "Kapan Jürgen Zopp mulai menjadi petenis ?", "answers": [{"text": "usia enam tahun", "start_byte": 30, "limit_byte": 45}]} {"id": "6344573650188607431-17", "language": "indonesian", "document_title": "Bakteri", "passage_text": "Beberapa kelompok mikroorganisme ini mampu hidup di lingkungan yang tidak memungkinkan organisme lain untuk hidup.[32] Kondisi lingkungan yang ekstrem ini menuntut adanya toleransi, mekanisme metabolisme, dan daya tahan sel yang unik.[4][33][34] Sebagai contoh, Thermus aquaticus merupakan salah satu jenis bakteri yang hidup pada sumber air panas dengan kisaran suhu 60-80 oC.[4] Tidak hanya di lingkungan bersuhu tinggi, bakteri juga dapat ditemukan pada lingkungan dengan suhu yang sangat dingin.[35] Pseudomonas extremaustralis ditemukan pada Antartika dengan suhu di bawah 0 oC.[35] Di samping pengaruh ekstrem temperatur, bakteri juga dapat hidup pada berbagai lingkungan lain yang hampir tidak memungkinkan adanya kehidupan (lingkungan steril).[36] Halobacterium salinarum dan Halococcus sp. adalah contoh dari bakteri yang dapat hidup pada kondisi garam (NaCl) yang sangat tinggi (15-30%).[36][37] Tedapat pula beberapa jenis bakteri yang mampu hidup pada kadar gula tinggi (kelompok osmofil), kadar air rendah (kelompok xerofil), derajat keasaman pH sangat tinggi, dan rendah.[4]", "question_text": "berapakah batas suhu yang bisa ditoleransi oleh Thermus aquaticus?", "answers": [{"text": "80 o", "start_byte": 371, "limit_byte": 375}]} {"id": "7383501545148497169-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pornografi", "passage_text": "Dalam pengertian aslinya, pornografi secara harfiah berarti \"tulisan tentang pelacur\", dari akar kata Yunani klasik \"πορνη\" (porne) dan \"γραφειν\" (graphein). Mulanya adalah sebuah eufemisme dan secara harafiah berarti '(sesuatu yang) dijual.' Kata ini berasal dari dari istilah Yunani untuk orang-orang yang mencatat \"pornoai\", atau pelacur-pelacur terkenal atau yang mempunyai kecakapan tertentu dari Yunani kuno. Pada masa modern, istilah ini diambil oleh para ilmuwan sosial untuk menggambarkan pekerjaan orang-orang seperti Nicholas Restif dan William Acton, yang pada abad ke-18 dan 19 menerbitkan risalah-risalah yang mempelajari pelacuran dan mengajukan usul-usul untuk mengaturnya. Istilah ini tetap digunakan dengan makna ini dalam Oxford English Dictionary hingga 1905.", "question_text": "Dari mana istilah pornografi berasal?", "answers": [{"text": "Yunani", "start_byte": 290, "limit_byte": 296}]} {"id": "-5195499623561244129-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Barat", "passage_text": "Kalimantan Barat (disingkat Kalbar) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Kalimantan dengan ibu kota Provinsi Kota Pontianak. Luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat adalah 146.807km² (7,53% luas Indonesia). Merupakan provinsi terluas keempat setelah Papua, Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.[1]", "question_text": "apakah ibukota Kalimantan Barat?", "answers": [{"text": "Pontianak", "start_byte": 136, "limit_byte": 145}]} {"id": "-2023566148306870302-3", "language": "indonesian", "document_title": "Joseph Wright", "passage_text": "Joseph Wright dilahirkan di Irongate, Derby, anak dari John Wright (1697-1767) seorang pengacara, yang kemudian menjadi pegawai kotapraja dan istrinya, Hannah Brookes (1700-1764); ia adalah anak ketiga dari lima bersaudara. Wright belajar pada sekolah dasar Derby dan belajar sendiri untuk menggambar salinan cetakan. Memutuskan untuk menjadi pelukis, Wright pergi ke London pada tahun 1751 dan selama dua tahun belajar pada pelukis potret yang terkenal, Thomas Hudson, master Joshua Reynolds. Setelah melukis beberapa potret beberapa waktu di Derby, Wright kemudian bekerja menjadi asisten Hudson selama limabelas bulan. Pada 1753 dia kembali dan tinggal di Derby dan mengubah gaya lukisan potretnya dengan melukis subyek dengan kesan kuat chiaroscuro menggunakan cahaya buatan, yang mana namanya dikaitkan erat dengan lukisan pemandangan. Pada 1756 Wright masuk kembali ke studio Hudson untuk 15 bulan, berakibat pada persahabatan panjang dengan sejawatnya John Hamilton Mortimer. Wright juga menghabiskan waktu kerja di Liverpool, dari 1768 sampai 1771, melukis potret. Termasuk beberapa potret warga kelas atas dengan keluarganya.", "question_text": "Dimana Josep Wright lahir ?", "answers": [{"text": "Irongate, Derby", "start_byte": 28, "limit_byte": 43}]} {"id": "4187218312051016611-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jimmy Wales", "passage_text": "jmpl|200px|ka|Jimmy Wales, (Istanbul, 2008)\nJimmy Wales () adalah pendiri dan anggota dari Yayasan Wikimedia, organisasi nirlaba yang mengoperasikan proyek-proyek Wikipedia.", "question_text": "siapakah pendiri Wikipedia?", "answers": [{"text": "Jimmy Wales", "start_byte": 44, "limit_byte": 55}]} {"id": "1163416018089083030-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ghana", "passage_text": "Republik Ghana adalah sebuah negara di Afrika Barat yang berbatasan dengan Pantai Gading di sebelah barat, Burkina Faso di utara, Togo di timur, dan Teluk Nugini di selatan. Luas wilayahnya hampir dua kali luas pulau Jawa. Ghana merupakan salah satu negara penghasil cokelat terbesar di dunia di samping penghasil alumunium terbesar di Afrika. Dahulu bernama Pesisir Emas, nama \"Ghana\" berasal dari Kekaisaran Ghana (walaupun wilayahnya tidak seluas Ghana saat ini).", "question_text": "Berapa luas Republik Ghana?", "answers": [{"text": "dua kali luas pulau Jawa", "start_byte": 197, "limit_byte": 221}]} {"id": "8055493745684813024-10", "language": "indonesian", "document_title": "MNCTV", "passage_text": "Program Kontes Dangdut Indonesia yang merupakan versi dangdut dari kontes American Idol dan Indonesian Idol merupakan salah satu program unggulan TPI pada saat itu.", "question_text": "Apa stasiun TV yang menyiarkan Indonesian Idol?", "answers": [{"text": "TPI", "start_byte": 146, "limit_byte": 149}]} {"id": "-4626756912132785278-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Jambi", "passage_text": "Kota Jambi (Melayu: Jawi كوتا جمبي) adalah sebuah kota di Indonesia sekaligus merupakan ibu kota dari Provinsi Jambi, Indonesia. Kota Jambi dibelah oleh sungai yang bernama Batanghari, kedua kawasan tersebut terhubung oleh jembatan yang bernama jembatan Aur Duri. Kota Jambi memiliki luas sekitar 205,38km² dengan penduduknya berjumlah 610.854 jiwa (2018).", "question_text": "Berapa luas Kota Jambi?", "answers": [{"text": "205,38km²", "start_byte": 305, "limit_byte": 315}]} {"id": "7410007561963252912-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Kapan Dinasti Qing berakhir?", "answers": [{"text": "1911", "start_byte": 64, "limit_byte": 68}]} {"id": "-8039708973550859766-3", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman Timur", "passage_text": "Jerman Timur berbatasan dengan Laut Baltik di sebelah utara; Republik Rakyat Polandia di sebelah timur; Cekoslowakia di sebelah selatan, dan Jerman Barat di sebelah barat. RDJ juga berbatasan dengan sektor Soviet dari Berlin yang dikenal sebagai Berlin Timur yang menjadi ibu kota negara Jerman Timur dan juga berbatasan dengan wilayah Berlin yang diduduki Amerika Serikat, Britania Raya dan Perancis yang dikenal dengan nama Berlin Barat. Berlin Barat dikelilingi oleh Tembok Berlin sejak pembangunannya pada tahun 1961 sampai runtuhnya Tembok Berlin pada tahun 1989.", "question_text": "Apakah ibukota Jerman Timur?", "answers": [{"text": "Berlin Timur", "start_byte": 246, "limit_byte": 258}]} {"id": "-1105860717770067222-0", "language": "indonesian", "document_title": "Politikus", "passage_text": "\nPolitikus (jamak: politisi) adalah seseorang yang terlibat dalam politik, dan kadang juga termasuk para ahli politik. Politikus juga termasuk figur politik yang ikut serta dalam pemerintahan. Politik adalah ilmu tipu menipu . Jadi politikus itu orang yg pintar menipu yg mengatasnamakan rakyat .", "question_text": "Siapa yang dimaksud dengan politikus ?", "answers": [{"text": "seseorang yang terlibat dalam politik, dan kadang juga termasuk para ahli politik", "start_byte": 36, "limit_byte": 117}]} {"id": "1582025780065799894-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Timur", "passage_text": "\nKalimantan Timur (disingkat Kaltim) adalah sebuah provinsi Indonesia di Pulau Kalimantan bagian ujung timur yang berbatasan dengan Malaysia, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat, dan Sulawesi. Luas total Kaltim adalah 129.066,64 km² dan populasi sebesar 3.6 juta. Kaltim merupakan wilayah dengan kepadatan penduduk terendah keempat di nusantara. Ibukotanya adalah Samarinda.", "question_text": "Apakah nama ibukota Kalimantan Timur?", "answers": [{"text": "Samarinda", "start_byte": 403, "limit_byte": 412}]} {"id": "6418980845178478470-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Moskwa", "passage_text": "\n\n\n\nPertempuran Moskwa merujuk kepada upaya pertahanan ibukota Soviet, Moskwa dan serangan balik terhadap pasukan Jerman yang berlangsung antara Oktober 1941 dan Januari 1942 di Front Timur pada Perang Dunia II.", "question_text": "Kapan Pertempuran Moskwa terjadi ?", "answers": [{"text": "antara Oktober 1941 dan Januari 1942", "start_byte": 138, "limit_byte": 174}]} {"id": "7207136893625268173-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kopi arabika", "passage_text": "Kopi Arabika (Coffea arabica) diduga pertama kali diklasifikasikan oleh seorang ilmuan Swedia bernama Carl Linnaeus (Carl von Linné) pada tahun 1753. Jenis Kopi yang memiliki kandungan kafeina sebasar 0.8-1.4% ini awalnya berasal dari Brasil dan Etiopia. Arabika atau Coffea arabica merupakan Spesies kopi pertama yang ditemukan dan dibudidayakan manusia hingga sekarang. Kopi arabika tumbuh di daerah di ketinggian 700–1700 m dpl dengan suhu 16-20°C, beriklim kering tiga bulan secara berturut-turut. Jenis kopi arabika sangat rentan terhadap serangan penyakit karat daun Hemileia vastatrix (HV), terutama bila ditanam di daerah dengan elevasi kurang dari 700 m, sehingga dari segi perawatan dan pembudayaan kopi arabika memang butuh perhatian lebih dibanding kopi Robusta atau jenis kopi lainnya. Kopi arabika saat ini telah menguasai sebagian besar pasar kopi dunia dan harganya jauh lebih tinggi daripada jenis kopi lainnya. Di Indonesia kita dapat menemukan sebagian besar perkebunan kopi arabika di daerah pegunungan toraja, Sumatera Utara, Aceh dan di beberapa daerah di pulau Jawa. Beberapa varietas kopi arabika memang sedang banyak dikembangkan di Indonesia antara lain kopi arabica jenis Abesinia, arabika jenis Pasumah, Marago, Typica dan kopi arabika Congensis.ntabss dah:v", "question_text": "Darimana asal Kopi Toraja Robusta?", "answers": [{"text": "Sumatera Utara, Aceh", "start_byte": 1035, "limit_byte": 1055}]} {"id": "-8744893489794353719-1", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Tanganyika", "passage_text": "Danau ini berada di Western Rift di daerah Great Rift Valley dan dilingkupi oleh dinding pegunungan dari ngarai tersebut. Danau ini merupakan danau ngarai terbesar dan terdalam di Afrika atau nomor 2 terdalam di dunia serta menyimpan cadangan air tawar terbesar. Panjangnya membentang sekitar 673km pada arah Utara-Selatan dan lebar rata-rata 50km. Danau ini melingkupi area seluas 32,900 km², dengan panjang garis tepi sebesar 1,828km serta kedalaman rata-rata 570 m dengan kedalaman maksimum 1,470 m (di cekungan paling utara) menyimpan cadangan air dengan volume perkiraan sebesar 18,900 km³. Suhu di permukaannya sekitar 25°C dan mempunyai pH rata-rata 8.4.", "question_text": "Berapa luas Danau Tanganyika?", "answers": [{"text": "32,900 km²", "start_byte": 382, "limit_byte": 393}]} {"id": "-902347018714970372-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Nil", "passage_text": "Sungai Nil (Arabic: النيل‎, romanized:an-nīl atau bahasa Mesir/Koptik iteru ), di Afrika, adalah satu dari dua sungai terpanjang di Bumi. Sungai Nil mengalir sepanjang 6.650km atau 4.132 mil dan membelah tak kurang dari sembilan negara yaitu: Ethiopia, Zaire, Kenya, Uganda, Tanzania, Rwanda, Burundi, Sudan, Sudan Selatan dan tentu saja Mesir. Karena sungai Nil mempunyai sama artinya dalam sejarah bangsa Mesir (terutama Mesir kuno) maka sungai Nil identik dengan Mesir.", "question_text": "berapakah panjang Sungai Mesir?", "answers": [{"text": "6.650km", "start_byte": 176, "limit_byte": 183}]} {"id": "-2901006228895069112-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Utara", "passage_text": "Won (lambang: ₩; code: KPW) atau Won Rakyat Korea adalah mata uang resmi Korea Utara. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 chon. Won tersebut dikeluarkan oleh Bank Sentral Republik Rakyat Demokratik Korea, yang berbasis di ibukota Pyongyang. Meskipun mata uang resmi Korea Selatan, yang dikeluarkan oleh Bank Korea yang berbasis di Seoul, berbagai jumlah unit yang sama dan juga dikenal sebagai won Korea Selatan, kedua mata uang tersebut berbeda.", "question_text": "apakah nama mata uang korea utara?", "answers": [{"text": "Won", "start_byte": 0, "limit_byte": 3}]} {"id": "-2302623388234607757-3", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "Menurut klaim dan hukum negara Israel, ibu kota Israel adalah Yerusalem. Hal ini diperlihatkan dengan sikapnya yang memusatkan pemerintahan bahkan kantor Presiden di kota ini. Walaupun demikian badan PBB[12] dan kebanyakan negara di dunia tidak mengakuinya. Hanya Republik Ceko, Taiwan, Amerika Serikat, dan Vanuatu yang mau mengakui Yerusalem sebagai ibu kota. Sementara di bagian timur, Palestina juga mengklaim Yerusalem Timur sebagai ibu kota.", "question_text": "Apakah ibukota Israel?", "answers": [{"text": "Yerusalem", "start_byte": 62, "limit_byte": 71}]} {"id": "2878149534390297413-0", "language": "indonesian", "document_title": "... Dan Duniapun Tersenyum", "passage_text": "... Dan Duniapun Tersenyum adalah album musik karya /rif. Album ini merupakan album /rif yang keempat yang dirilis pada tahun 2002.\nBerisikan 12 buah lagu dengan hits singel lagu yang berjudul Salah Jurusan, Cinta Adalah dan Dunia.", "question_text": "Tanggal berapa Dan Duniapun Tersenyum dirilis?", "answers": [{"text": "2002", "start_byte": 126, "limit_byte": 130}]} {"id": "6213955842033962097-0", "language": "indonesian", "document_title": "Irigasi", "passage_text": "Irigasi merupakan upaya yang dilakukan manusia untuk mengairi lahan pertanian. Dalam dunia modern, saat ini sudah banyak model irigasi yang dapat dilakukan manusia. Pada zaman dahulu, jika persediaan air melimpah karena tempat yang dekat dengan sungai atau sumber mata air, maka irigasi dilakukan dengan mengalirkan air tersebut ke lahan pertanian. Namun, irigasi juga biasa dilakukan dengan membawa air dengan menggunakan wadah kemudian menuangkan pada tanaman satu per satu. Untuk irigasi dengan model seperti ini di Indonesia biasa disebut menyiram. ", "question_text": "Dari manakah sumber air Irigasi?", "answers": [{"text": "sungai atau sumber mata air", "start_byte": 245, "limit_byte": 272}]} {"id": "-6275896679764067815-11", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "Masyarakat Minang saat ini merupakan pemeluk agama Islam, jika ada masyarakatnya keluar dari agama Islam (murtad), secara langsung yang bersangkutan juga dianggap keluar dari masyarakat Minang, dalam istilahnya disebut \"dibuang sepanjang adat\". Agama Islam diperkirakan masuk melalui kawasan pesisir timur, walaupun ada anggapan dari pesisir barat, terutama pada kawasan Pariaman, namun kawasan Arcat (Aru dan Rokan) serta Inderagiri yang berada pada pesisir timur juga telah menjadi kawasan pelabuhan Minangkabau, dan Sungai Kampar maupun Batang Kuantan berhulu pada kawasan pedalaman Minangkabau. Sebagaimana pepatah yang ada di masyarakat, Adat manurun, Syarak mandaki (Adat diturunkan dari pedalaman ke pesisir, sementara agama (Islam) datang dari pesisir ke pedalaman),[24] serta hal ini juga dikaitkan dengan penyebutan Orang Siak merujuk kepada orang-orang yang ahli dan tekun dalam agama Islam,[25] masih tetap digunakan di dataran tinggi Minangkabau.", "question_text": "apakah agama yang di anut oleh orang Minangkabau ?", "answers": [{"text": "Islam", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "-948209521945418183-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cultuurstelsel", "passage_text": "\nCultuurstelsel (harfiah: Sistem Kultivasi atau secara kurang tepat diterjemahkan sebagai Sistem Budi Daya) yang oleh sejarawan Indonesia disebut sebagai Sistem Tanam Paksa, adalah peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum (nila). Hasil tanaman ini akan dijual kepada pemerintah kolonial dengan harga yang sudah dipastikan dan hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Penduduk desa yang tidak memiliki tanah harus bekerja 75 hari dalam setahun (20%) pada kebun-kebun milik pemerintah yang menjadi semacam pajak.", "question_text": "Apa itu tanam paksa?", "answers": [{"text": "peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum", "start_byte": 181, "limit_byte": 397}]} {"id": "170990727656440227-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karang Penghalang Besar", "passage_text": "jmpl|kiri|Citra satelit bagian Great Barrier Reef\nKarang Penghalang Besar (Bahasa Inggris: Great Barrier Reef) adalah kumpulan terumbu karang terbesar dunia yang terdiri dari kurang lebih 3.000 karang dan 900 pulau, yang membentang sepanjang 2.600km. Karang ini berlokasi di Laut Koral, lepas pantai Queensland di timur laut Australia. Sebagian besar wilayah karang ini termasuk bagian yang dilindungi oleh Taman Laut Karang Penghalang Besar (Great Barrier Reef Marine Park).", "question_text": "dimanakah letak Karang Penghalang Besar?", "answers": [{"text": "Laut Koral, lepas pantai Queensland di timur laut Australia", "start_byte": 275, "limit_byte": 334}]} {"id": "-5380987001380976316-22", "language": "indonesian", "document_title": "Papua Nugini", "passage_text": "Daratan utama negara ini adalah paro timur Pulau Papua, di mana kota-kota terbesar ada di sana, termasuk di antaranya ibukota Port Moresby dan Lae; pulau-pulau utama lainnya adalah Irlandia Baru, Britania Baru, Manus, dan Bougainville.", "question_text": "Apakah ibukota Papua Nugini?", "answers": [{"text": "Port Moresby", "start_byte": 126, "limit_byte": 138}]} {"id": "456552304021040259-0", "language": "indonesian", "document_title": "MIDI", "passage_text": "Musical Instrument Digital Interface (MIDI) adalah sebuah standar hardware dan software internasional untuk saling bertukar data (seperti kode musik dan MIDI Event) di antara perangkat musik elektronik dan komputer dari merek yang berbeda. MIDI pada umumnya memiliki ukuran yang relatif kecil dan acapkali digunakan sebagai ringtone ponsel.", "question_text": "Apakah singkatan dari MIDI?", "answers": [{"text": "Musical Instrument Digital Interface", "start_byte": 0, "limit_byte": 36}]} {"id": "2142435363048368427-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liga Arab", "passage_text": "Liga Negara-Negara Arab (Arabic: جامعة الدول العربية‎ Jāmiʻat ad-Duwal al-ʻArabiyya) atau Liga Arab (Arabic: الجامعة العربية‎ al-Jāmiʻa al-ʻArabiyya), adalah sebuah organisasi yang terdiri dari negara-negara Arab (bandingkan dengan dunia Arab). Organisasi ini didirikan pada 22 Maret 1945 oleh tujuh negara, tetapi saat ini Liga Arab dikendalikan oleh Libya yang bukan pendiri Liga Arab. Piagamnya menyatakan bahwa Liga Arab bertugas mengkoordinasikan kegiatan ekonomi, termasuk hubungan niaga; komunikasi; kegiatan kebudayaan; kewarganegaraan, paspor, dan visa; kegiatan sosial; dan kegiatan kesehatan. Piagam Liga Arab juga melarang para anggota untuk menggunakan kekerasan terhadap satu sama lain[2]. Markas Liga Arab berada di Kairo.", "question_text": "Kapan pembentukan Liga Arab?", "answers": [{"text": "22 Maret 1945", "start_byte": 316, "limit_byte": 329}]} {"id": "-2758160249715170686-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mekanika kuantum", "passage_text": "Mekanika kuantum, termasuk teori medan kuantum, adalah cabang dasar fisika yang menggantikan mekanika klasik pada tataran sistem atom dan subatom. Sistem yang mengikuti mekanika kuantum ini dapat berada dalam superposisi kuantum pada keadaan yang berbeda, tidak seperti pada fisika klasik. Ilmu ini memberikan kerangka matematika untuk berbagai cabang fisika dan kimia, termasuk fisika atom, fisika molekular, kimia komputasi, kimia kuantum, fisika partikel, dan fisika nuklir. Mekanika kuantum adalah bagian dari teori medan kuantum dan fisika kuantum umumnya, yang, bersama relativitas umum, merupakan salah satu pilar fisika modern. Dasar dari mekanika kuantum adalah bahwa energi itu tidak kontinyu, tetapi diskrit—berupa 'paket' atau 'kuanta'. Konsep ini cukup revolusioner, karena bertentangan dengan fisika klasik yang berasumsi bahwa energi itu berkesinambungan.", "question_text": "Apakah pengertian fisika kuantum?", "answers": [{"text": "cabang dasar fisika yang menggantikan mekanika klasik pada tataran sistem atom dan subatom", "start_byte": 55, "limit_byte": 145}]} {"id": "-4038471778024648790-0", "language": "indonesian", "document_title": "Power Line Communication", "passage_text": "Power Line Communication (PLC) atau komunikasi melalui kabel listrik, juga dikenal sebagai Power Line Digital Subscriber Line (PDSL), mains communication, Power Line Telecom (PLT), Power Line Networking (PLN), atau Broadband over Power Lines (BPL) adalah sistem untuk membawa data pada konduktor yang juga digunakan untuk transmisi tenaga listrik. Sehingga jaringan listrik selain berfungsi sebagai sumber listrik juga menjadi media penghantar komunikasi.", "question_text": "Apa itu Power Line Communication?", "answers": [{"text": "sistem untuk membawa data pada konduktor yang juga digunakan untuk transmisi tenaga listrik", "start_byte": 255, "limit_byte": 346}]} {"id": "-8739355602796622571-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah surat kabar Indonesia", "passage_text": "Lebih dari 200 tahun surat kabar menjalankan fungsinya sebagai satu-satunya media penyampai berita kepada khalayak dan sebagai sumber satu-satunya bagi khalayak dalam mengakses informasi yang sama secara bersamaan. Surat kabar pertama kali diterbitkan di Eropa pada abad ke-17. Di Indonesia sendiri, surat kabar berkembang dan mempunyai peranannya sendiri di tengah masyarakat hingga sekarang. Sejarah mencatat bahwa produk mesin cetak Johann Gutenberg ini, telah mengambil peran yang cukup signifikan dalam perkembangan surat kabar dQi Indonesia dari berbagai aspek kehidupan keterkaitannya sebagai media massa yang berpengaruh di masyarakat. Berikut adalah paparan singkat mengenai surat kabar di Indonesia.", "question_text": "dimanakah koran pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "Eropa", "start_byte": 255, "limit_byte": 260}]} {"id": "-6431647776168365312-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sutawijaya", "passage_text": "Danang Sutawijaya (lahir: ? - wafat: Jenar, 1601) adalah pendiri Kesultanan Mataram yang memerintah sebagai raja pertama pada tahun 1587-1601, bergelar Panembahan Senopati ing Alaga Sayidin Panatagama Khalifatullah Tanah Jawa. Tokoh ini dianggap sebagai peletak dasar-dasar Kesultanan Mataram. Riwayat hidupnya banyak digali dari kisah-kisah tradisional, misalnya naskah-naskah babad karangan para pujangga zaman berikutnya.", "question_text": "Siapakah raja pertama Kesultanan Mataram?", "answers": [{"text": "Danang Sutawijaya", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "5197587249018436961-2", "language": "indonesian", "document_title": "Scuderia Ferrari", "passage_text": "jmpl|kiri|Enzo Ferrari bersama para pegawai di tim barunya.\nScuderia Ferrari didirikan oleh Enzo Ferrari pada akhir tahun 1929 sebagai sponsor untuk beberapa pembalap amatir dalam berbagai balapan. Enzo sendiri, yang juga menjadi pembalap pada saat itu menggunakan mobil produksi Costruzioni Maccaniche Nazionali (CMN) dan Alfa Romeo sebagai alat balapannya. Ide pendirian tim Ferrari datang pada malam hari tanggal 16 November 1929 di kota Bologna, ketika Enzo saat itu bersantap malam bersama dua bersaudara Caniato (Augusto Caniato dan Alfredo Caniato), dan pembalap Mario Tadini. Mereka lantas memutuskan untuk membangun sebuah tim dengan mobil produksi Alfa Romeo. Enzo Ferrari lantas melanjutkan karier membalapnya dengan beragam kesuksesan sampai akhirnya putranya yang bernama Alfredo Ferrari (kemudian dikenal dengan nama Dino Ferrari) lahir pada tahun 1932. Pada tahun itu jugalah, tim Ferrari mencoba peruntungannya di ajang balapan besar dengan turun di ajang 24 Hours of Le Mans dengan mobil Alfa Romeo 8C 2300 Spiders yang berjumlah dua buah dan hasilnya cukup fantastis dengan raihan kemenangan 1-2.", "question_text": "Kapan tim balap Scuderia Ferrari didirikan?", "answers": [{"text": "1929", "start_byte": 122, "limit_byte": 126}]} {"id": "-9208909102792943340-4", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Laut Karang", "passage_text": "Pertempuran ini berakhir dengan kemenangan taktis pihak Jepang dalam hal jumlah kapal-kapal musuh yang berhasil ditenggelamkan. Namun sebaliknya, pertempuran ini berarti kemenangan strategis bagi pihak Sekutu berdasarkan beberapa alasan. Ekspansi wilayah Jepang yang sebelumnya tidak tertahankan, untuk pertama kalinya berhasil ditahan dalam Pertempuran Laut Koral. Jepang juga mengalami kerugian besar. Kapal induk Shōkaku rusak berat sementara Zuikaku kehabisan pesawat sehingga tidak dapat turut serta dalam Pertempuran Midway yang berlangsung bulan berikutnya. Hal tersebut mengakibatkan kekuatan udara Amerika Serikat dan Jepang menjadi berimbang hingga pertempuran laut di Midway berakhir dengan kemenangan Amerika Serikat. Empat kapal induk Jepang tenggelam di Midway sehingga usaha Jepang untuk kembali menginvasi Port Moresby dari laut terhenti. Dua bulan kemudian, Sekutu memanfaatkan kelemahan strategis Jepang di Pasifik Selatan untuk melancarkan Kampanye Guadalkanal. Bersama dengan dilakukannya Kampanye Nugini, Amerika Serikat akhirnya membobol pertahanan Jepang di Pasifik Selatan, dan akhirnya menjadi salah satu faktor penyebab kekalahan Jepang dalam Perang Dunia II.", "question_text": "Siapa yang memenangi Pertempuran Laut Karang ?", "answers": [{"text": "pihak Jepang", "start_byte": 50, "limit_byte": 62}]} {"id": "-7176213694504104641-0", "language": "indonesian", "document_title": "Semantik", "passage_text": "Semantik (dari Bahasa Yunani: semantikos[1][2], memberikan tanda, penting, dari kata sema, tanda) adalah cabang linguistik yang mempelajari arti/makna yang terkandung pada suatu bahasa, kode, atau jenis representasi lain. Dengan kata lain, Semantik adalah pembelajaran tentang makna. Semantik biasanya dikaitkan dengan dua aspek lain: sintaksis, pembentukan simbol kompleks dari simbol yang lebih sederhana, serta pragmatika, penggunaan praktis simbol oleh komunitas pada konteks tertentu.", "question_text": "Apa itu semantik?", "answers": [{"text": "cabang linguistik yang mempelajari arti/makna yang terkandung pada suatu bahasa, kode, atau jenis representasi lain", "start_byte": 105, "limit_byte": 220}]} {"id": "-2404462917491092969-5", "language": "indonesian", "document_title": "Perburuan paus", "passage_text": "Pada saat ini, penggunaan minyak paus hanya sedikit dan perburuan paus komersial modern hanya dilakukan untuk kepentingan konsumsi. Penggunaan produk paus agak terbalik sejak awal, lemak paus yang seharusnya menjadi produk industri utama, tetapi hanya menjadi produk industri murah seperti pakan ternak atau sebagai tambahan bahan bakar untuk kapal penangkap paus di Islandia. Sebaliknya, daging paus menjadi produk utama untuk dijual. Spesies utama yang diburu adalah paus minke biasa dan paus minke antartika, dua dari spesies paus balin yang berukuran paling kecil. Survei ilmiah baru-baru ini memperkirakan populasi paus sebanyak 103.000 ekor di bagian timur laut perairan Atlantik. Sehubungan dengan hasil survei ilmiah mengenai jumlah populasi paus minke Antartika ini, pada bulan Januari 2010, IWC menyatakan bahwa pada saat ini mereka tidak dapat memberikan perkiraan yang tepat mengenai jumlah populasinya dan peninjauan lebih lanjut sedang dilakukan oleh Komite Ilmiah dari IWC.", "question_text": "untuk apa lemak paus digunakan?", "answers": [{"text": "produk industri", "start_byte": 216, "limit_byte": 231}]} {"id": "2215154221682668304-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu ekonomi", "passage_text": "Adam Smith sering disebut sebagai yang pertama mengembangkan ilmu ekonomi pada abad 18 sebagai satu cabang tersendiri dalam ilmu pengetahuan. Melalui karya besarnya , Smith mencoba mencari tahu sejarah perkembangan negara-negara di Eropa. Sebagai seorang ekonom, Smith tidak melupakan akar moralitasnya terutama yang tertuang dalam . Perkembangan sejarah pemikiran ekonomi kemudian berlanjut dengan menghasilkan tokoh-tokoh seperti Alfred Marshall, J.M. Keynes, Karl Marx, hingga peraih hadiah Nobel bidang Ekonomi tahun 2006, Edmund Phelps.", "question_text": "Kapankah ilmu ekonomi pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "abad 18", "start_byte": 79, "limit_byte": 86}]} {"id": "-1459949927490857154-2", "language": "indonesian", "document_title": "Layanan jejaring sosial", "passage_text": "Situs jejaring sosial pertama, yaitu Sixdegrees.com mulai muncul pada tahun 1997.[2] Situs ini memiliki aplikasi untuk membuat profil, menambah teman, dan mengirim pesan.[2] Tahun 1999 dan 2000, muncul situs sosial lunarstorm, live journal, Cyword yang berfungsi memperluas informasi secara searah. Tahun 2001, muncul Ryze.com yang berperan untuk memperbesar jejaring bisnis.[2] Tahun 2002, muncul friendster sebagai situs anak muda pertama yang semula disediakan untuk tempat pencarian jodoh.[3] Dalam keanjutannya, friendster ini lebih diminati anak muda untuk saling berkenalan dengan pengguna lain.[3] Tahun 2003, muncul situs sosial interaktif lain menyusul kemunculan friendster, Flick R, You Tube, Myspace.[2] Hingga akhir tahun 2005, friendster dan Myspace merupakan situs jejaring sosial yang paling diminati.[2]", "question_text": "apakah jejaring sosial pertama di dunia?", "answers": [{"text": "Sixdegrees.com", "start_byte": 37, "limit_byte": 51}]} {"id": "-4721809837335076966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Władysław Odonic", "passage_text": "Władysław (juga bernama Włodzisław) Odonic (dijuluki Plwacz) (Polish: Władysław (Włodzisław) Odonic (Plwacz)) (skt. 1190 – 5 Juni 1239) merupakan seorang Adipati Kalisz 1207–1217, Adipati Poznań 1216–1217, penguasa Ujście pada tahun 1223, penguasa Nakło dari tahun 1225, dan Adipati seluruh Wielkopolska 1229–1234; dari tahun 1234 sampai kematiannya, ia memerintah hanya di bagian utara dan timur Sungai Warta (beberapa sejarahwan percaya bahwa sesaat sebelum kematiannya, ia kehilangan Ujście dan Nakło).", "question_text": "Dimana Władysław Odonic berasal?", "answers": [{"text": "Wielkopolska", "start_byte": 308, "limit_byte": 320}]} {"id": "-682813125653403554-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paul Simon", "passage_text": "Paul Frederic Simon (lahir 13 Oktober 1941) adalah seorang penyanyi dan pencipta lagu dari Amerika Serikat yang pernah memenangi Penghargaan Grammy. Nama Simon diabadikan dalam museum Rock and Roll Hall of Fame berkat ketenarannya sebagai anggota duo Simon and Garfunkel dan artis solo. Pada tahun 2006, majalah Time menyebutnya sebagai salah satu dari \"100 tokoh yang berpengaruh di dunia\".[1] Hingga akhir tahun 2007, ia tinggal di New Canaan, Connecticut.[2]", "question_text": "Kapan Paul Simon lahir ?", "answers": [{"text": "13 Oktober 1941", "start_byte": 27, "limit_byte": 42}]} {"id": "3267168138258304397-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Depok", "passage_text": "Berawal pada akhir abad ke 17 seorang saudagar Belanda, eks VOC, bernama Cornelis Chastelein (1657–1714) membeli tanah di Depok seluas 12,44 km persegi (hanya 6,2% dari luas kota Depok saat ini yang luasnya 200,29 km persegi) atau kurang dari 4 kali luas kampus UI Depok. Pusat titik KM 0 pada Depok jaman dahulu adalah Tugu Depok yang berlokasi di halaman rumah sakit Harapan Depok. Dengan harga 700 ringgit, dan status tanah itu adalah tanah partikelir atau terlepas dari kekuasaan Hindia Belanda. Cornelis Chastelein menjadi tuan tanah, yang kemudian menjadikan Depok memiliki pemerintahan sendiri, lepas dari pengaruh dan campur tangan dari luar. Daerah otonomi Chastelein ini dikenal dengan sebutan Het Gemeente Bestuur van Het Particuliere Land Depok. Pada zaman kemerdekaan Depok ini menjadi sebuah kecamatan yang berada di lingkungan Kewedanaan (Pembantu Bupati) wilayah Parung Kabupaten Bogor.", "question_text": "berapakah luas Kota Depok?", "answers": [{"text": "12,44 km persegi", "start_byte": 137, "limit_byte": 153}]} {"id": "-1192648087003625578-2", "language": "indonesian", "document_title": "Badan Pembinaan Hukum Nasional", "passage_text": "Pertama kali didirikan tanggal 30 Maret 1958 institusi ini bernama Lembaga Pembinaan Hukum Nasional (LPHN) dibentuk berdasarkan Keputusasn Presiden RI No. 107 tahun 1958 dan ditempatkan langsung di bawah Perdana Menteri. sebagai badan khusus untuk melakukan pekerjaan pembinaan hukum nasional, peninjauan kembali perundang-undangan masa penjajahan secara sistematis yang dilandasi oleh cita-cita untuk mewujudkan Sistem Hukum Nasional.", "question_text": "Kapan Badan Pembinaan Hukum Nasional dibentuk?", "answers": [{"text": "30 Maret 1958", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "7755390339707807572-1", "language": "indonesian", "document_title": "Museum Fatahillah", "passage_text": "Bangunan ini dahulu merupakan balai kota Batavia (bahasa Belanda: Stadhuis van Batavia) yang dibangun pada tahun 1707-1712 atas perintah Gubernur-Jendral Joan van Hoorn. Bangunan ini menyerupai Istana Dam di Amsterdam, terdiri atas bangunan utama dengan dua sayap di bagian timur dan barat serta bangunan sanding yang digunakan sebagai kantor, ruang pengadilan, dan ruang-ruang bawah tanah yang dipakai sebagai penjara. Pada tanggal 30 Maret 1974, bangunan ini kemudian diresmikan sebagai Museum Fatahillah.", "question_text": "siapakah yang mendirikan Museum Fatahillah?", "answers": [{"text": "Gubernur-Jendral Joan van Hoorn", "start_byte": 137, "limit_byte": 168}]} {"id": "-7849631991879595863-0", "language": "indonesian", "document_title": "Henry Dunant", "passage_text": "Jean Henri Dunant (), yang juga dikenal dengan nama Henry Dunant, adalah pengusaha dan aktivis sosial Swiss. Ketika melakukan perjalanan untuk urusan bisnis pada tahun 1859, dia menyaksikan akibat-akibat dari Pertempuran Solferino, sebuah lokasi yang dewasa ini merupakan bagian Italia. Kenangan dan pengalamannya itu dia tuliskan dalam sebuah buku dengan judul A Memory of Solferino (Kenangan Solferino), yang menginspirasi pembentukan Komite Internasional Palang Merah (ICRC) pada tahun 1863. Konvensi Jenewa 1864 didasarkan pada gagasan-gagasan Dunant. Pada tahun 1901, dia menerima Penghargaan Nobel Perdamaian yang pertama, bersama dengan Frédéric Passy.", "question_text": "Dikenal sebagai apakah Henry Dunant?", "answers": [{"text": "pengusaha dan aktivis sosial Swiss", "start_byte": 73, "limit_byte": 107}]} {"id": "5004372928227135128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "Kapan internet ditemukan ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 105, "limit_byte": 109}]} {"id": "-5460127253072934919-4", "language": "indonesian", "document_title": "Esri", "passage_text": "Jack dan Laura Dangermond mendirikan Esri pada tahun 1969. Jack Dangermond adalah presiden saat ini.[8]", "question_text": "Siapa pendiri Esri ?", "answers": [{"text": "Jack dan Laura Dangermond", "start_byte": 0, "limit_byte": 25}]} {"id": "6033927423303180649-1", "language": "indonesian", "document_title": "J.K. Rowling", "passage_text": "Sebagai seorang lulusan Universitas Exeter, Rowling berpindah ke Portugal pada tahun 1990 untuk mengajar Bahasa Inggris. Di sana dia berjumpa dan menikah dengan seorang wartawan Portugis. Anak perempuan mereka, Jessica dilahirkan pada tahun 1993. Selepas perkawinannya berakhir dengan perceraian, Rowling berpindah ke Edinburgh bersama-sama dengan anaknya tinggal berdekatan dengan rumah adik perempuan Rowling. Di Edinburgh, Rowling menghadapi masalah untuk menghidupi diri dan anaknya. Semasa hidup dalam kesusahan itu, Rowling mulai menulis sebuah buku. Dikatakan Rowling mendapat ide tentang penulisan buku itu sewaktu dalam perjalanan menaiki kereta api dari Manchester ke London pada tahun 1990. Setelah beberapa kali ditolak, Rowling berhasil menjual buku itu, Harry Potter dan Batu Bertuah untuk jumlah sebanyak $4000.", "question_text": "kapankah J.K. Rowling menciptakan Harry Potter?", "answers": [{"text": "1990", "start_byte": 696, "limit_byte": 700}]} {"id": "4723109445906756751-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bolesław I", "passage_text": "Bolesław I Chrobry (aka Bolesław I yang Berani atau yang Gagah) (Polish: Bolesław I Chrobry, Czech: Boleslav Chrabrý) (967 – 17 Juni 1025), kurang sering dikenal sebagai Bolesław I yang Agung (Wielki), merupakan seorang Adipati Polandia dari tahun 992-1025 dan Raja Polandia pertama dari tanggal 19 April 1025 sampai kematiannya. Ia juga memerintah sebagai Boleslav IV, Adipati Bohemia selama tahun 1002-1003. Ia merupakan putra pertama Mieszko I dengan istri pertamanya, Doubravka, putri Boleslav I, Adipati Bohemia. Ia dinamakan sama seperti kakek maternalnya. Menurut teori ilmiah, Bolesław memerintah Małopolska pada tahun-tahun terakhir pemerintahan ayahandanya. Mieszko I, yang meninggal pada tahun 992, membagi Polandia di antara putra-putranya, namun Bolesław mengusir istri terakhir ayahandanya, Oda dari Haldensleben, dan saudara-saudara tirinya dan mempersatukan kembali Polandia di antara tahun 992 dan 995.", "question_text": "Siapa ayah Bolesław I Chrobry?", "answers": [{"text": "Mieszko I", "start_byte": 677, "limit_byte": 686}]} {"id": "3062775146868124505-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda", "passage_text": "\nPengakuan tanggal kemerdekaan Indonesia oleh Belanda atau Pengakuan Kedaulatan Indonesia adalah peristiwa di mana Belanda akhirnya mengakui bahwa kemerdekaan Indonesia adalah tanggal 17 Agustus 1945 sesuai dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia, bukan tanggal 27 Desember 1949 saat soevereiniteitsoverdracht (penyerahan kedaulatan) ditandatangani di Istana Dam, Amsterdam.", "question_text": "Kapan Indonesia merdeka ?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1945", "start_byte": 184, "limit_byte": 199}]} {"id": "9021571385671348897-0", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "\nItalia (Italia), resminya Republik Italia (Italian: Repubblica Italiana[1][2][3][4], adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di Eropa[catatan 1] Terletak di jantung Laut Mediterania. Italia berbatasan dengan Prancis, Swiss, Austria, Slovenia, San Marino dan Vatikan. Italia mencakup area seluas 301.338 km² (116.347 mi²), dan dipengaruhi oleh iklim sedang dan iklim mediterania. Dilihat dari bentuknya, peta Italia berbentuk seperti sepatu bot atau di Italia sering disebut lo Stivale[5][6]. Dengan jumlah penduduk mencapai 61 juta jiwa, Italia merupakan negara anggota UE keempat yang paling banyak penduduknya.", "question_text": "berapakah luas Italia ?", "answers": [{"text": "301.338 km²", "start_byte": 307, "limit_byte": 319}]} {"id": "-5155235446635208090-1", "language": "indonesian", "document_title": "Borut Pahor", "passage_text": "Pahor lahir di Postojna, SR Slovenia (di bekas Yugoslavia) dan menghabiskan masa kecilnya di kota Nova Gorica di daerah perbatasan dengan Italia,[1] sebelum pindah ke kota terdekat di Šempeter pri Gorici. Dia belajar di Nova Gorica Grammar School. Pada tahun 1983, dia terdaftar di Universitas Ljubljana untuk belajar kebijakan publik dan ilmu politik di Fakultas Sosiologi, Ilmu Politik, dan Jurnalisme (FSPN, sekarang dikenal sebagai Fakultas Ilmu Sosial, FDV). Dia lulus pada 1987 dengan tesis tentang perundingan perdamaian antara anggota Gerakan Non-Blok. Tesis B.A-nya mendapatkan Penghargaan Prešeren Pejalar, penghargaan akademik tertinggi bagi siswa di Slovenia. Menurut pers Slovenia, hasil kerja Pahor sebagai model laki-laki membiayai sendiri studi universitas-nya.[2]", "question_text": "Dimana Borut Pahor lahir ?", "answers": [{"text": "Postojna, SR Slovenia", "start_byte": 15, "limit_byte": 36}]} {"id": "3792543498806084477-2", "language": "indonesian", "document_title": "Secret (grup musik Korea Selatan)", "passage_text": "Doumentasi Secret Story yang disiarkan oleh Mnet memperkenalkan Secret kepada publik. Acara ini mencatat proses debut dari anggota dan ditayangkan undangan hanya mereka menampilkan debut, yang berlangsung pada 29 September 2009.[6] Pada 13 Oktober 2009, Secret melakukan sebut resmi dengan merilis video musik berjudul \"I Want You Back\", singel pertama.[7] Dua hari kemudian, pada 15 Oktober 2009, mereka melakukan penampilan live pertama di Mnet M! Countdown.[8] Secret berpartisipasi dalam OST God of Study dengan lagu berjudul \"Friends\" yang dirilis pada Januari 2010.", "question_text": "Apakah judul single pertama girlband Secret?", "answers": [{"text": "I Want You Back", "start_byte": 320, "limit_byte": 335}]} {"id": "6487639410750542942-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jarak bulan (astronomi)", "passage_text": "\n\nDalam astronomi, jarak bulan adalah ukuran jarak dari bumi ke bulan. Jarak rata-rata dari Bumi ke Bulan adalah 384,400km (238,900mi).[1] (setidaknya 389 jb adalah 1 AU, jarak antara Bumi dan Matahari) Jarak aslinya berubah-ubah mengikuti orbit bulan, dari 363,104km (225,622mi) pada saat perige dan 405,696km (252,088mi) pada saat apoge menghasilkan perbedaan jarak 42,592km (26,465mi).", "question_text": "berapakah jarak bumi ke Bulan?", "answers": [{"text": "384,400km", "start_byte": 113, "limit_byte": 122}]} {"id": "-3622047384569536057-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika", "passage_text": "Afrika adalah benua terbesar ketiga di dunia setelah Asia dan Amerika (utara dan tengah dan selatan) dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia. Dengan luas wilayah 30.224.050 km² termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika meliputi 20,3% dari seluruh total daratan Bumi. Dengan 800 juta penduduk di 54 negara, benua ini merupakan tempat bagi sepertujuh populasi dunia.", "question_text": "berapakah luas benua afrika?", "answers": [{"text": "30.224.050 km²", "start_byte": 167, "limit_byte": 182}]} {"id": "-9192544182966324380-7", "language": "indonesian", "document_title": "Lore Barat, Poso", "passage_text": "Kecamatan Lore Barat memiliki luas 428,2 km2, dengan hampir 24,95 persen merupakan wilayah desa Lelio, sehingga Lelio merupakan desa dengan wilayah paling luas di kecamatan Lore Barat. Sedangkan wilayah terkecil yaitu desa Kageroa, dengan hanya sekitar 46,63 km2, atau sekitar 10,89 persen dari wilayah total kecamatan.[1]", "question_text": "Berapa luas kecamatan Lore Barat?", "answers": [{"text": "428,2 km2", "start_byte": 35, "limit_byte": 44}]} {"id": "7451167926235281544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Lego", "passage_text": "Grup Lego bermula dari sebuah usaha kerajinan kayu milik Ole Kirk Chiristiansen, di kota Billund, Denmark. Pada tahun 1916, Christiansen membeli sebuah toko kerajinan kayu di Billund yang telah beroperasi semenjak tahun 1895[1]. Toko ini kebanyakan pekerjaannya adalah membantu pembangunan rumah dan pembuatan mebel kayu, serta memiliki beberapa orang pegawai. Toko ini terbakar pada tahun 1924, terjadi karena api yang dinyalakan oleh kedua putra Christiansen membakar beberapa hasil kerajinan kayu disana[2]. Ole Kirk kemudian membangun usaha kerajinan kayu yang lebih besar, dan berusaha memperluas bisnisnya lebih jauh lagi. Saat Depresi Besar terjadi, Ole Kirk tinggal memiliki sedikit pelanggam dan harus berkonsentrasi pada proyek-proyek yang kecil. Ia memulai memproduksi versi miniatur dari produk-produknya sebagai pembantu rancangan. Model-model miniatur tangga dan papan setrikaan inilah yang menginspirasinya untuk memulai memproduksi mainan[3].", "question_text": "siapakah pencipta Lego ?", "answers": [{"text": "Ole Kirk Chiristiansen", "start_byte": 57, "limit_byte": 79}]} {"id": "-2988205438372715850-4", "language": "indonesian", "document_title": "Masakan Padang", "passage_text": "jmpl|Berbagai sajian lauk Nasi Kapau, masakan Minangkabau Bukittinggi.\nMasakan Padang termasuk jenis masakan yang dapat dihidangkan kapan pun[6]. Rumah makan Padang menawarkan keanekaragaman jenis masakan seperti rendang, gulai tunjang, gulai gajebo, soto Padang, dendeng balado, ayam pop, dan gulai kepala ikan kakap disertai Samba Lado (dikenal sebagai Sambal Balado di daerah jawa). Banyak rumah makan Padang yang masih mengimpor bahan dari ranah Minang, misalnya mendatangkan ikan bilis asli dari Sumatera Barat. Pengelola rumah makan Padang juga mempertahankan keaslian rasa masakan Minang dengan menggunakan juru masak yang berasal dari Sumatera Barat. Atau setidaknya mereka meminta bantuan orang dari Sumatera Barat untuk menjaga kualitas dan cita rasa masakan.[7]", "question_text": "apakah makanan khas Minangkabau ?", "answers": [{"text": "rendang, gulai tunjang, gulai gajebo, soto Padang, dendeng balado, ayam pop, dan gulai kepala ikan kakap disertai Samba Lado", "start_byte": 213, "limit_byte": 337}]} {"id": "-302262865650382031-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Payakumbuh", "passage_text": "Payakumbuh berjarak sekitar 30km dari Kota Bukittinggi atau 120km dari Kota Padang dan 188km dari Kota Pekanbaru. Wilayah administratif kota ini dikelilingi oleh Kabupaten Lima Puluh Kota. Dengan luas wilayah 80,43km² atau setara dengan 0,19% dari luas wilayah Sumatera Barat, Payakumbuh merupakan kota terluas ketiga di Sumatera Barat. Kota ini pernah menjadi kota terluas pada tahun 1970, sebelum perluasan wilayah administratif Kota Padang dan Kota Sawahlunto. Kota Sawahlunto yang pada tahun 1970 merupakan kota yang paling kecil dengan luas 6,3km² diperluas menja­di 273,45km² atau meningkat sebesar 43,4 kali dari sebe­lumnya, sementara Kota Padang diper­luas menjadi 694,96km² dan sekaligus menjadi kota yang terluas di Sumatera Barat. Perluasan ini menye­babkan Sawahlunto menjadi kota terluas kedua dan Paya­kumbuh turun men­jadi terluas ketiga di Sumatera Barat.", "question_text": "berapakah luas kota Payakumbuh?", "answers": [{"text": "80,43km²", "start_byte": 209, "limit_byte": 218}]} {"id": "-5975682635635655806-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Seljuk", "passage_text": "\nSeljuk (juga disebut Seljuq) atau Turki Seljuk (dalam Bahasa Turki:Selçuklular; dalam Ṣaljūqīyān; dalam Bahasa Arab سلجوق, Saljūq, atau السلاجقة al-Salājiqa) adalah sebuah dinasti Islam yang pernah menguasai Asia Tengah dan Timur Tengah dari abad ke 11 hingga abad ke 14. Mereka mendirikan kekaisaran Islam yang dikenali sebagai Kekaisaran Seljuk Agung. Kekaisaran ini terbentang dari Anatolia hingga ke Rantau Punjab di Asia Selatan. Kekaisaran ini juga adalah sasaran utama Tentara Salib Pertama. Dinasti ini didirikan oleh suku Oghuz Turki yang berasal dari Asia Tengah. Dinasti Seljuk juga menandakan penguasaan Bangsa Turki di Timur Tengah. Pada hari ini, mereka dianggap sebagai pengasas kebudayaan Turki Barat yang ketara di Azerbaijan, Turki dan Turkmenistan dan Seljuk juga dianggap sebagai penaung Kebudayaan Persia.", "question_text": "Berapa luas daerah kekuasan Turki Seljuk ?", "answers": [{"text": "dari Anatolia hingga ke Rantau Punjab di Asia Selatan", "start_byte": 403, "limit_byte": 456}]} {"id": "6895997978547606175-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Ada berapakah sel dalam tubuh manusia ?", "answers": [{"text": "1013 sel", "start_byte": 623, "limit_byte": 631}]} {"id": "-4240132833781431535-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toyotomi Hideyori", "passage_text": "Toyotomi Hideyori(豊臣 秀頼) (29 Agustus 1593) – (4 Juni 1615) adalah bushi zaman Tenshō sampai masa permulaan zaman Edo. Nama kecilnya Hiroimaru. Lahir dari ayah Toyotomi Hideyoshi dan ibu Yodo dono (putri dari Azai Nagamasa). Hideyori mempunyai anak laki-laki bernama Toyotomi Kunimatsu dan anak perempuan bernama Putri Naa.", "question_text": "Kapan Toyotomi Hideyori lahir?", "answers": [{"text": "29 Agustus 1593", "start_byte": 34, "limit_byte": 49}]} {"id": "-8698096203238017010-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Mati", "passage_text": "\n\nLaut Mati (atau Laut Asin) adalah danau yang membujur di daerah antara Israel, Palestina dan Yordania.[1] Di 417,5m di bawah permukaan laut, merupakan titik terendah di permukaan bumi.[2] Laut mati terletak pada perbatasan antara Yordania dan bagian barat Palestina, laut mati memiliki titik terendah di bumi pada 1.300 kaki (400m) di bawah permukaan laut.[2]", "question_text": "Dimanakah letak Laut Mati ?", "answers": [{"text": "perbatasan antara Yordania dan bagian barat Palestina", "start_byte": 214, "limit_byte": 267}]} {"id": "-2751433991143250284-1", "language": "indonesian", "document_title": "Skisma Timur–Barat", "passage_text": "Skisma Timur–Barat, atau Skisma Besar, mencabik Kekristenan\nKhalsedonia menjadi bagian Barat (Latin) dan bagian Timur (Yunani), yakni Katolisisme Barat dan Orthodoksi Timur. Meskipun biasanya dikatakan terjadi pada tahun 1054, Skisma Timur–Barat sebenarnya adalah akibat dari keterasingan antara dunia Kristen Latin dan Yunani yang berlangsung lama. Sebab-musabab skisma ini adalah permasalahan otoritas paus—Paus Leo IX mengklaim bahwa dia memegang otoritas atas empat patriark Timur—serta permasalahan klausa filioque yang disisipkan ke dalam Kredo Nicea oleh Gereja Barat. Umat Ortodoks Timur sekarang ini mengklaim bahwa primasi Patriark Roma bersifat kehormatan belaka, dan bahwa dia memiliki otoritas hanya atas keuskupannya serta tidak memiliki otoritas untuk mengubah keputusan-keputusan konsili-konsili ekumenis. Ada pula beberapa katalis lainnya yang kurang penting dari skisma tersebut, termasuk perbedaan dalam praktik-praktik liturgis dan klaim-klaim yurisdiksi yang tumpang-tindih.", "question_text": "Apakah pengertian Skisma Timur–Barat?", "answers": [{"text": "akibat dari keterasingan antara dunia Kristen Latin dan Yunani yang berlangsung lama", "start_byte": 268, "limit_byte": 352}]} {"id": "-3533454477264401261-2", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad[1] (Arabic: محمد‎; lahir di Mekkah, 570 M – meninggal di Madinah, 8 Juni 632 M)[2] adalah seorang nabi dan rasul terakhir bagi umat Muslim.[3] Muhammad memulai penyebaran ajaran Islam untuk seluruh umat manusia dan mewariskan pemerintahan tunggal Islam. Muhammad sama-sama menegakkan ajaran tauhid untuk mengesakan Allah sebagaimana yang dibawa nabi dan rasul sebelumnya.[4]", "question_text": "Kapan nabi Muhammad lahir ?", "answers": [{"text": "570 M", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "-2110552226705624832-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Sekadau", "passage_text": "Kabupaten Sekadau yang beribukota di Sekadau memiliki luas 5.444,30 Km² atau 3,71% dari luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat, yang terbagi dalam 76 Desa dan 7 Kecamatan diantaranya Kecamatan Nanga Mahap, Kecamatan Nanga Taman, Kecamatan Sekadau Hulu, Kecamatan Sekadau Hilir, Kecamatan Belitang Hilir, Kecamatan Belitang dan Kecamatan Belitang Hulu.", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Sekadau?", "answers": [{"text": "5.444,30 Km²", "start_byte": 59, "limit_byte": 72}]} {"id": "-3190587603470864345-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gugghiermu I dari Sisilia", "passage_text": "Gugghiermu I (1131 – 7 Mei 1166), disebut yang Buruk atau Jahat (Sicilian: Gugghiermu lu Malu, merupakan seorang Raja Sisilia kedua, yang berkuasa sejak kematian ayahandanya pada tahun 1154 sampai kematiannya sendiri pada tahun 1166. Ia adalah putra keempat Ruggeru II dan Elvira dari Kastila.", "question_text": "Kapan pemerintahan Gugghiermu I dimulai?", "answers": [{"text": "1154", "start_byte": 187, "limit_byte": 191}]} {"id": "-206056234063750663-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kampanye Selat Sunda Januari 1794", "passage_text": "\nKampanye Selat Sunda Januari 1794 adalah serangkaian manuver dan aksi angkatan laut dalam pertempuran antara kapal perang dan privateer dari Republik Perancis dan sebuah skuadron kapal yang dikirim oleh Perusahaan Hindia Timur Britania untuk melindungi perdagangan di kawasan tersebut, kemudian ditambah dengan kapal perang Belanda. Kampanye berkembang karena pasukan Perancis yang berpangkalan di Île de France bereaksi lebih cepat daripada pasukan Britania di Samudera Hindia terhadap perluasan Perang Revolusi Perancis pada tanggal 1 Februari 1793. Kapal perang swasta Perancis dengan cepat menyebar sepanjang rute perdagangan Britania di Timur Jauh, terkonsentrasi di sekitar Selat Sunda yang sempit antara Pulau Jawa dan Sumatera di Hindia Belanda. Kapal-kapal ini segera bergabung dengan fregat Angkatan Laut Perancis dan mulai menimbulkan kerugian terhadap pelayaran di wilayah tersebut. Pasukan Angkatan Laut Britania Raya di Samudera Hindia dikerahkan ke tempat lain dan dengan demikian Perusahaan Hindia Timur Britania—perusahaan swasta yang menguasai India Britania pada tahun 1790-an dan mengurus armada dan angkatan laut mereka sendiri—memobilisasi sebuah skuadron kapal dagang bersenjata untuk berpatroli di Selat Sunda dan mengusir para penyerangnya.", "question_text": "Apa tujuan Kampanye Selat Sunda?", "answers": [{"text": "melindungi perdagangan di kawasan tersebut", "start_byte": 243, "limit_byte": 285}]} {"id": "-2337834176332136645-3", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah huruf", "passage_text": "Sekitar 4000 SM teks tertulis sudah ada di Mesir, teks tertulis tersebut terdapa di Perpustakaan tertua di Mesir.[3] Pada sekitar 5000 tahun yang lalu, di kawasan sungai Nil (Mesir) berkembang huruf hiroglif. Pada awalnya, huruf hiroglif merupakan tulisan murni yang tuliskan pada batu pada tahun itu. Dalam keterangan yang lain, sejarah huruf bermula di daerah Mesir Purba, yaitu sekitar tahun 2700 SM. Pada waktu itu, orang-orang Mesir Purba membuat huruf hiroglif sebanyak 22, hal ini dilakukan oleh mereka dengan tujuan untuk mempersembahkan konsonan individu dari bahasa yang mereka gunakan.[1]", "question_text": "Kapan teks pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "4000 SM", "start_byte": 8, "limit_byte": 15}]} {"id": "4018326451067205443-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liberalisme", "passage_text": "Liberalisme atau Liberal adalah sebuah ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan dan persamaan hak adalah nilai politik yang utama.[1]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Liberalisme?", "answers": [{"text": "ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan dan persamaan hak adalah nilai politik yang utama", "start_byte": 39, "limit_byte": 185}]} {"id": "2679955304928876969-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966.[1] Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.", "question_text": "Kapan pemerintahan Orde Baru dimulai ?", "answers": [{"text": "11 Maret 1966", "start_byte": 224, "limit_byte": 237}]} {"id": "-5567409586838992545-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider Build Transformation Lessons, The Laws Of Transformation Are Set!", "passage_text": "\nKamen Rider Build Transformation Lessons, The Laws Of Transformation Are Set!(仮面ライダービルド 変身講座: 変身の法則は決まった!,Kamen Raidā Birudo Henshin Kōza Henshin No Hōsoku Wa Kimatta!, Tutorial Transformasi Kamen Rider Build, Formula Transformasi Sudah Ditentukan!) adalah web-series atau serial khusus website dari serial TV Kamen Rider Build, yang dirilis oleh Bandai JP pada channel Youtube mereka, dalam rangka promosi serial TV sekaligus mainan yang menjadi brand utama mereka. Serial ini dirilis bersamaan dengan serial TV utama dengan mengambil jeda antar dua episode tertentu. Serial ini bercerita mengenai tutorial cara transformasi dari tokoh-tokoh yang memiliki kemampuan untuk berubah/ transformasi dalam serial TV Kamen Rider Build.[1]", "question_text": "Siapa penerbit serial TV Kamen Rider Build?", "answers": [{"text": "Bandai JP", "start_byte": 399, "limit_byte": 408}]} {"id": "-2007149316733165274-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "The Beatles adalah kelompok pemusik Inggris beraliran rock, dibentuk di Liverpool pada tahun 1960, seringkali dianggap sebagai pemusik tersukses secara komersial dan paling banyak mendapat pujian dalam musik populer. Sejak tahun 1962, kelompok ini terdiri dari John Lennon (gitar ritem, vokal), Paul McCartney (gitar bass, vokal), George Harrison (gitar utama, vokal), Ringo Starr (drum, vokal). Bermula dari aliran skiffle dan rock and roll 1950-an, kelompok ini nantinya memainkan musik dalam berbagai genre mulai dari folk rock sampai rock psikedelik, memasukkan juga unsur musik klasik dan elemen lain dengan cara inovatif. The Beatles dipandang sebagai perwujudan ide-ide progresif, berpengaruh terhadap revolusi sosial budaya dekade 60-an.", "question_text": "kapankah The Beatles dibentuk?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 93, "limit_byte": 97}]} {"id": "4349769710886891967-0", "language": "indonesian", "document_title": "Frozen (film 2013)", "passage_text": "Frozen (Bahasa Indonesia: Beku) adalah sebuah film animasi 3D tahun 2013 produksi Walt Disney Animation Studios dan dirilis ke bioskop oleh Walt Disney Pictures pada tanggal 27 November 2013. Film ini merupakan film animasi ke-53 dari Walt Disney Animation Studios yang dibuat berdasarkan dongeng Hans Christian Andersen berjudul Ratu Salju. Kristen Bell, Idina Menzel, Jonathan Groff, Josh Gad, dan Santino Fontana menjadi pengisi suara dalam film yang menceritakan tentang seorang putri pemberani yang bertualang bersama manusia gunung untuk mencari kakak perempuan sang putri yang menyebabkan kerajaan mereka mengalami musim salju abadi.", "question_text": "Kapan film Frozen dirilis?", "answers": [{"text": "27 November 2013", "start_byte": 174, "limit_byte": 190}]} {"id": "3034252665193612896-49", "language": "indonesian", "document_title": "Kudeta Guatemala 1954", "passage_text": "Operasi PBHISTORY adalah sebuah upaya dari CIA untuk menganalisis dokumen-dokumen pemerintahan Árbenz untuk menjustifikasi kudeta tahun 1954, terutama dengan mencari bukti bahwa para komunis Guatemala berada di bawah pengaruh Uni Soviet.[156] Akibat cepatnya penggulingan pemerintahan Árbenz, CIA meyakini bahwa pemerintahan tersebut tidak sempat menghancurkan dokumen-dokumen yang menunjukkan bukti keterlibatan komunis, dan dokumen tersebut kemudian hendak dipakai untuk menunjukkan hubungan Soviet dengan Árbenz. CIA juga meyakini bahwa dokumen itu akan membantu mereka memahami cara kerja partai-partai komunis Amerika Latin, terutama mengingat bahwa CIA tidak memiliki banyak informasi mengenai hal tersebut.[157] Motivasi yang terakhir adalah untuk meredam sentimen anti-AS karena tanggapan internasional terhadap kudeta ini sangat negatif, termasuk di mata sekutu AS.[158] Operasi tersebut dimulai pada tanggal 4 Juli 1954 dengan kedatangan empat agen CIA di Kota Guatemala, yang dipimpin oleh seorang pakar dalam bidang struktur partai-partai komunis. Sasaran-sasaran mereka adalah barang pribadi Árbenz, dokumen polisi, dan markas Partai Buruh Guatemala.[159]", "question_text": "Kapan Operasi PBHistory mulai dilaksanakan pertama kali ?", "answers": [{"text": "4 Juli 1954", "start_byte": 921, "limit_byte": 932}]} {"id": "-8457108811436245656-0", "language": "indonesian", "document_title": "Demokrasi", "passage_text": "jmpl|ka|350px|Seorang wanita memasukkan surat suara pada putaran kedua pemilu presiden Perancis tahun 2007.\n\nDemokrasi adalah bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka. Demokrasi mengizinkan warga negara berpartisipasi—baik secara langsung atau melalui perwakilan—dalam perumusan, pengembangan, dan pembuatan hukum. Demokrasi mencakup kondisi sosial, ekonomi, dan budaya yang memungkinkan adanya praktik kebebasan politik secara bebas dan setara. Demokrasi juga merupakan seperangkat gagasan dan prinsip tentang kebebasan beserta praktik dan prosedurnya. Demokrasi mengandung makna penghargaan terhadap harkat dan martabat manusia.[1]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan sistem pemerintahan Demokratik?", "answers": [{"text": "bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka", "start_byte": 126, "limit_byte": 256}]} {"id": "2032269662481406775-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ponsel cerdas", "passage_text": "\nPonsel cerdas pertama dinamakan Simon; dirancang oleh IBM pada 1992 dan dipamerkan sebagai produk konsep tahun itu di COMDEX, sebuah pameran komputer di Las Vegas, Nevada. Ponsel cerdas tersebut dipasarkan ke publik pada tahun 1993 dan dijual oleh BellSouth. Tidak hanya menjadi sebuah telepon genggam, ponsel cerdas tersebut juga memiliki kalender, buku telepon, jam dunia, tempat pencatat, surel, kemampuan mengirim dan menerima faks dan permainan. Telepon canggih tersebut tidak mempunyai tombol-tombol. Melainkan para pengguna menggunakan layar sentuh untuk memilih nomor telepon dengan jari atau membuat faksimile dan memo dengan tongkat stylus. Teks dimasukkan dengan papan ketik “prediksi” yang unik di layar. Bagi standar masa kini, Simon merupakan produk tingkat rendah, tetapi fitur-fiturnya pada saat itu sangatlah canggih.", "question_text": "Apa nama brand handphone pertama yang menggunakan sistem layar sentuh ?", "answers": [{"text": "Simon", "start_byte": 33, "limit_byte": 38}]} {"id": "2887657754656944267-1", "language": "indonesian", "document_title": "René Descartes", "passage_text": "Rene Descartes sering disebut sebagai bapak filsafat modern. Rene Descartes lahir di La Haye Touraine-Prancis dari sebuah keluarga borjuis. Ayah Descartes adalah ketua Parlemen Inggris dan memiliki tanah yang cukup luas (borjuis). Ketika ayah Descartes meninggal dan menerima warisan ayahnya, ia menjual tanah warisan itu, dan menginvestasikan uangnya dengan pendapatan enam atau tujuh ribu franc per tahun. Dia bersekolah di Universitas Jesuit di La Fleche dari tahun 1604-1612, yang tampaknya telah memberikan dasar-dasar matematika modern walaupun sebenarnya pendidikan itu bidang hukum. Pada tahun 1612, dia pergi ke Paris, namun kehidupan sosial di sana dia anggap membosankan, dan kemudian dia mengasingkan diri ke daerah terpencil di Prancis untuk menekuni Geometri, nama daerah terpencil itu Faubourg. Teman-temannya menemukan dia di tempat perasingan yang ia tinggali, maka untuk lebih menyembunyikan diri, ia memutuskan untuk mendaftarkan diri menjadi tentara Belanda (1617). Ketika Belanda dalam keadaan damai, dia tampak menikmati meditasinya tanpa gangguan selama dua tahun. Tetapi, meletusnya Perang Tiga Puluh Tahun mendorongnya untuk mendaftarkan diri sebagai tentara Bavaria (1619). Di Bavaria inilah selama musim dingin 1619-1620, dia mendapatkan pengalaman yang dituangkannya ke dalam buku Discours de la Methode (Russel, 2007:733).\nDescartes, kadang dipanggil \"Penemu Filsafat Modern\" dan \"Bapak Matematika Modern\", adalah salah satu pemikir paling penting dan berpengaruh dalam sejarah barat modern. Dia menginspirasi generasi filsuf kontemporer dan setelahnya, membawa mereka untuk membentuk apa yang sekarang kita kenal sebagai rasionalisme kontinental, sebuah posisi filosofikal pada Eropa abad ke-17 dan 18.", "question_text": "Dimana kota kelahiran René Descartes?", "answers": [{"text": "La Haye Touraine", "start_byte": 85, "limit_byte": 101}]} {"id": "-8355453198379996929-14", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Romawi", "passage_text": "Romulus adalah raja pertama sekaligus pendiri Roma. Romulus mendirikan Roma di atas bukit Palatine. Setelah mendirikan Roma, Romulus mengizinkan semua laki-laki, baik manusia bebas ataupun budak, untuk datang dan menjadi warga Roma.[9] Untuk menyediakan istri bagi warganya, Romulus menculik wanita-wanita kaum Sabin sehingga kerajaan Sabin memerangi Roma.[10] Setelah berperang dengan kaun Sabin, Romulus berbagi gelar dengan raja Sabin, Titus Tatius.[11][12] Pada masa pemerintahannya, Roma juga berperang dengan kerajaan Fidenate dan Veii.[13]", "question_text": "Siapa raja pertama kekaisaran Romawi?", "answers": [{"text": "Romulus", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-5176662814107274322-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reproduksi hewan", "passage_text": "Reproduksi hewan dapat dibedakan menjadi dua macam yaitu secara seksual dan aseksual. Perkembangbiakan aseksual terjadi tanpa peleburan sel kelamin jantan dan betina. Perkembangbiakan aseksual umumnya terjadi pada hewan tingkat rendah atau tidak bertulang bekakang (avertebrata) dan sebagian kecil vertebrata. Perkembangbiakan seksual terjadi pada hampir seluruh tingkatan hewan.[1] Perkembangbiakan tersebut melibatkan alat kelamin jantan dan alat betina dan ditandai oleh adanya peristiwa pembuahan (fertilisasi).", "question_text": "Bagaimana cara reproduksi hewan vertebrata?", "answers": [{"text": "seksual dan aseksual", "start_byte": 64, "limit_byte": 84}]} {"id": "6735127982175122400-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ghana", "passage_text": "Ghana merupakan negara kulit hitam Afrika pertama yang mencapai kemerdekaan dari pemerintahan penjajah. Negara ini mencapai kemerdekaan dari Britania Raya pada tahun 1957.", "question_text": "Kapan Republik Ghana merdeka?", "answers": [{"text": "1957", "start_byte": 166, "limit_byte": 170}]} {"id": "-3395108239406994731-1", "language": "indonesian", "document_title": "Li Bian", "passage_text": "Li Bian lahir pada tahun 889 di Pengcheng (彭城, Xuzhou modern, Jiangsu), pada masa pemerintahan Kaisar Zhaozong dari Tang, dan mungkin telah dikenal sebagai Li Pengnu di masa kecilnya. Ayahandanya bernama Li Rong (李榮), yang dikatakan berhati-hati dan baik hati. Li Rong lebih suka menghabiskan waktu bersama para biksu Buddha dan sering mengunjungi tempat tinggal mereka, sehingga ia dikenal sebagai Filsuf Li (李道者). Ibundanya adalah Lady Liu, yang mungkin adalah istri Li Rong.", "question_text": "Siapa ibu Li Bian?", "answers": [{"text": "Lady Liu", "start_byte": 447, "limit_byte": 455}]} {"id": "-2245667026469894849-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Ar-Ra’d", "passage_text": "Surah Ar-Ra'd (bahasa Arab:الرّعد, ar-Ra'd, \"Guruh\") adalah surah ke-13 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 43 ayat dan termasuk golongan surah Makkiyah. Surah ini dinamakan Ar-Ra'd yang berarti Guruh (Petir) karena dalam ayat 13 Allah berfirman yang artinya ...dan guruh itu bertasbih sambil memuji-Nya, menunjukkan sifat kesucian dan kesempurnaan Allah SWT, dan lagi sesuai dengan sifat Al-Quran yang mengandung ancaman dan harapan, maka demikian pulalah halnya bunyi guruh itu menimbulkan kecemasan dan harapan kepada manusia. Isi yang terpenting dari surah ini ialah bahwa bimbingan Allah kepada makhluk-Nya bertalian erat dengan hukum sebab dan akibat. Bagi Allah SWT tidak ada pilih kasih dalam menetapkan hukuman. Balasan atau hukuman adalah akibat dan ketaatan atau keingkaran terhadap hukum Allah.", "question_text": "apakah arti dari Surah Ar-Ra'd?", "answers": [{"text": "Guruh", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "4487274285427983900-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kemenyan", "passage_text": "Kemenyan adalah salah satu ukupan yang disucikan (HaKetoret) dijelaskan dalam Alkitab Ibrani dan Talmud digunakan dalam upacara Ketoret.[14] Kemenyan bagi orang Yahudi, serta orang-orang Yunani dan Romawi, juga disebut Olibanum (dari Arab Al-Lubbān). Referensi lihat Dalam Alkitab. Kemenyan diberikan pada dupa altar khusus di saat Kemah Suci terletak di kuil Pertama dan Kedua di Yerusalem. Ketoret adalah komponen penting dari layanan Bait Allah di Yerusalem. Hal ini disebutkan dalam buku Alkitab Ibrani , di mana ia bernama Levonah (Lebona dalam Alkitab bahasa Ibrani), yang berarti \"putih\" dalam bahasa Ibrani.[14] ada jenis kemenyan khusus yang \"murni\" yaitu lebhonah zakkah, disajikan dengan roti sajian. Membakar dupa diterima sebagai praktik dalam gereja Katolik Roma kemudian sementara gereja awal selama zaman Romawi melarang penggunaan dupa sehingga jasa di bidang perdagangan dupa mengakibatkan penurunan sangat cepat.\" [15]", "question_text": "Dari mana istilah Olibanum berasal ?", "answers": [{"text": "Arab", "start_byte": 234, "limit_byte": 238}]} {"id": "-8756135875073810194-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "Ada berapa jumlah suku di Indonesia?", "answers": [{"text": "300", "start_byte": 15, "limit_byte": 18}]} {"id": "4492121269982665246-2", "language": "indonesian", "document_title": "Idi Amin", "passage_text": "Idi Amin masuk sekolah Islam di Bombo pada tahun 1941. Idi Amin meninggalkan bangku sekolah setelah beberapa tahun kemudian dan melakukan pekerjaan serabutan sebelum akhirnya direkrut oleh dinas militer Inggris.[8]Karier Idi Amin di dinas militer dimulai dari dapur. Ketika beranjak remaja sekitar tahun 1943-1949, Idi Amin masuk KAR(King's African Rifles) sebagai asisten koki, setelah sebelumnya menjadi penjaja kue. Dalam Perang Dunia II Idi Amin ditugaskan ke Burma (Myanmar sekarang). Kemudian ia ikut memadamkan pemberontakan pribumi Uganda yang berpangkat perwira.", "question_text": "Kapan Idi Amin mulai menjadi anggota militer?", "answers": [{"text": "1943-1949", "start_byte": 304, "limit_byte": 313}]} {"id": "-4265516765959021862-0", "language": "indonesian", "document_title": "Distribusi (bisnis)", "passage_text": "\nDistribusi adalah salah satu aspek dari pemasaran.Distribusi juga dapat diartikan sebagai kegiatan pemasaran yang berusaha memperlancar dan mempermudah penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen, sehingga penggunaannya sesuai dengan yang diperlukan (jenis, jumlah, harga, tempat, dan saat dibutuhkan). Seorang atau sebuah perusahaan distributor adalah perantara yang menyalurkan produk dari pabrikan (manufacturer) ke pengecer (retailer). Setelah suatu produk dihasilkan oleh pabrik, produk tersebut dikirimkan (dan biasanya juga sekaligus dijual) ke suatu distributor. Distributor tersebut kemudian menjual produk tersebut ke pengecer atau pelanggan.", "question_text": "Apa itu distribusi?", "answers": [{"text": "kegiatan pemasaran yang berusaha memperlancar dan mempermudah penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen", "start_byte": 91, "limit_byte": 210}]} {"id": "-725194710824175617-1", "language": "indonesian", "document_title": "India", "passage_text": "Terletak di Asia Selatan dengan garis pantai sepanjang 7.000km, dan bagian dari anak benua India, India merupakan bagian dari rute perdagangan penting, dan bersejarah. Dia membagi perbatasan dengan Pakistan, Republik Rakyat Tiongkok, Myanmar. Bangladesh, Nepal, Bhutan, dan Afganistan. Sri Lanka, Maladewa, dan Indonesia adalah negara kepulauan yang bersebelahan.", "question_text": "dimanakah letak India ?", "answers": [{"text": "Asia Selatan", "start_byte": 12, "limit_byte": 24}]} {"id": "3481746222413655612-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "berapakah luas mesir?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "-6594939973799335947-3", "language": "indonesian", "document_title": "Pewarna indigo", "passage_text": "Berbagai tumbuhan telah menyediakan indigo sepanjang sejarah, tetapi kebanyakan indigo alami diperoleh dari tanaman dalam genus Indigofera, yang merupakan tumbuhan asli daerah tropis. Spesies indigo primer yang komersial di Asia adalah indigo sebenarnya (Indigofera tinctoria, juga dikenal sebagai I. sumatrana). Sebuah alternatif umum yang digunakan pada lokasi subtropis yang relatif lebih dingin seperti Kepulauan Ryukyu Jepang dan Taiwan merupakan Strobilanthes cusia. Polygonum tinctorum merupakan pewarna biru paling penting di Asia Timur sampai kedatangan spesies Indigofera dari selatan, yang menghasilkan lebih pewarna. Di Amerika Tengah dan Selatan, spesies yang tumbuh merupakan I. suffruticosa (añil). Di Eropa Isatis tinctoria mengandung pewarna yang sama yang digunakan untuk pewarnaan-biru. Beberapa tumbuhan mengandung indigo, tapi konsentrasinya yang rendah membuat mereka sulit untuk bekerja sama dan warna ini kemudian lebih mudah tercemar oleh zat-zat pewarna lainnya, biasanya mengarah pada sedikit warna kehijauan.", "question_text": "Tanaman apa yang digunakan untuk menghasilkan Pewarna indigo?", "answers": [{"text": "genus Indigofera", "start_byte": 122, "limit_byte": 138}]} {"id": "8017255376115646997-0", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "jmpl|250px|Perjanjian mengenai pendirian negara Malaysia (dokumen)jmpl|160px|Undang-undang tentang Malaysia 1963\n\nMalaysia adalah sebuah negara federal[1] yang terdiri dari tiga belas negeri (negara bagian) dan tiga wilayah federal di Asia Tenggara dengan luas 329.847 km persegi.[2][3] Ibukotanya adalah Kuala Lumpur, sedangkan Putrajaya menjadi pusat pemerintahan federal. Jumlah penduduk negara ini mencapai 30.697.000 jiwa pada tahun 2015. Negara ini dipisahkan ke dalam dua kawasan — Malaysia Barat dan Malaysia Timur — oleh Kepulauan Natuna, wilayah Indonesia di Laut Tiongkok Selatan.[3] Malaysia berbatasan dengan Thailand, Indonesia, Singapura, Brunei, dan Filipina.[3] Negara ini terletak di dekat khatulistiwa dan beriklim tropika.[3] Kepala negara Malaysia adalah seorang Raja atau seorang Sultan yang dipilih secara bergiliran setiap 5 tahun sekali, hanya negeri-negeri (negara bagian) yang diperintah oleh Raja/Sultan saja yang diperbolehkan mengirimkan wakilnya untuk menjadi Raja Malaysia. Raja Malaysia biasanya memakai gelar Sri Paduka Baginda Yang di-Pertuan Agong[4]. dan pemerintahannya dikepalai oleh seorang Perdana Menteri.[5][6] Model pemerintahan Malaysia mirip dengan sistem parlementer Westminster.[7]", "question_text": "Dimanakah letak pusat pemerintahan negara Malaysia ?", "answers": [{"text": "Putrajaya", "start_byte": 329, "limit_byte": 338}]} {"id": "42327279733835774-0", "language": "indonesian", "document_title": "Telegraf", "passage_text": "\n\nTelegraf merupakan sebuah mesin/alat yang menggunakan teknologi telegrafi untuk mengirim dan menerima pesan dari jarak jauh,biasanya menggunakan morse sebagai kode komunikasi. Kata \"telegraf\" yang sering didengar saat ini, secara umum merupakan telegraf elektrik. Telegraf diciptakan oleh seorang warga Amerika Serikat bernama Samuel F.B. Morse bersama dengan asistennya Alexander Bain.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan telegraf ?", "answers": [{"text": "Samuel F.B. Morse bersama dengan asistennya Alexander Bain", "start_byte": 329, "limit_byte": 387}]} {"id": "6972002126216685636-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Nagorno-Karabakh", "passage_text": "Perang Nagorno-Karabakh merupakan konflik bersenjata yang terjadi di Nagorno-Karabakh, Azerbaijan barat daya, dari Februari 1988 sampai Mei 1994. Perang ini terjadi antara etnis Armenia di Nagorno-Karabakh yang dibantu oleh Negara Tercintanya sendiri yaitu Armenia melawan Azerbaijan. Perang ini merupakan konflik etnis paling destruktif setelah jatuhnya Uni Soviet pada Desember 1991.", "question_text": "Siapa yang terlibat dalam Perang Nagorno-Karabakh?", "answers": [{"text": "Armenia melawan Azerbaijan", "start_byte": 257, "limit_byte": 283}]} {"id": "2036861505807063177-5", "language": "indonesian", "document_title": "Paul Newman", "passage_text": "Karier Paul Newman di layar perak dimulai dengan film The Silver Chalice (1954) yang dikomentarinya sebagai \"film terjelek dekade 1950-an\". Newman memperbaiki penampilannya dengan akting sebagai petinju Rocky Graziano dalam film Somebody Up There Likes Me (1956), dan Cat on a Hot Tin Roof bersama Elizabeth Taylor.", "question_text": "Apa film pertama yang diperankan oleh Paul Leonard?", "answers": [{"text": "The Silver Chalice", "start_byte": 54, "limit_byte": 72}]} {"id": "-6251947669542102121-0", "language": "indonesian", "document_title": "Myanmar", "passage_text": "\nRepublik Persatuan Myanmar (juga dikenal sebagai Birma, disebut \"Burma\" di dunia Barat) adalah sebuah negara berdaulat di Asia Tenggara. Myanmar berbatasan dengan India dan Bangladesh di sebelah barat, Thailand dan Laos di sebelah timur dan China di sebelah utara dan timur laut. Negara seluas 676.578 km² ini telah diperintah oleh pemerintahan militer sejak kudeta tahun 1988. Negara ini adalah negara berkembang dan memiliki populasi lebih dari 51 juta jiwa (sensus 2014).[1] Ibu kota negara ini sebelumnya terletak di Yangon sebelum dipindahkan oleh pemerintahan junta militer ke Naypyidaw pada tanggal 7 November 2005.[2] Myanmar telah bergabung sebagai anggota Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) sejak tahun 1997.", "question_text": "Berapakah luas wilayah Myanmar ?", "answers": [{"text": "676.578 km²", "start_byte": 295, "limit_byte": 307}]} {"id": "6443085285611114226-0", "language": "indonesian", "document_title": "Haile Selassie", "passage_text": "Haile Selassie I (Ge'ez: ኃይለ፡ ሥላሴ, \"Kekuatan Tritunggal\";[1] ), lahir sebagai Tafari Makonnen, adalah kaisar Ethiopia dari tahun 1930 sampai tahun 1974. Haile Selassie adalah figur penting dalam sejarah Ethiopia dan Afrika.[2][3] Pada gerakan Rastafari, yang memiliki jutaan pengikut di seluruh dunia, ia dianggap sebagai simbol religius inkarnasi Tuhan.[4][5]", "question_text": "Kapan Haile Selassie I menjadi kaisar Ethiopia?", "answers": [{"text": "1930", "start_byte": 143, "limit_byte": 147}]} {"id": "8953656115878517339-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ruby Hirose", "passage_text": "Ruby Hirose lahir dari Shiusaka (Ayahanda) Hirose dan Tome (née Kurai) di Kent, Washington pada 30 Agustus 1904. Dia adalah anak kedua dari tujuh bersaudara dalam keluarga, tetapi karena anak pertama meninggal sangat muda, tumbuh sebagai anak tertua dari enam di keluarga. Dia memiliki empat saudara perempuan dan satu saudara laki-laki, dan mereka tinggal di daerah White River (Shirakawa) di sekitar Seattle, WA. Anak kedua dalam keluarga adalah Fumiko, dua tahun lebih muda dari Ruby. Fumi, begitu dia dipanggil, tertular tuberkulosis seperti ibundanya. Fumi meninggal pada tahun 1925 dan ibundanya Tome meninggal pada tahun 1934.", "question_text": "Kapan Ruby Sakae Hirose lahir?", "answers": [{"text": "30 Agustus 1904", "start_byte": 97, "limit_byte": 112}]} {"id": "6877503692891346386-0", "language": "indonesian", "document_title": "Borobudur", "passage_text": "Borobudur adalah sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Candi ini terletak kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86km di sebelah barat Surakarta, dan 40km di sebelah barat laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Borobudur adalah candi atau kuil Buddha terbesar di dunia[1][2], sekaligus salah satu monumen Buddha terbesar di dunia[3].", "question_text": "Dimana letak Candi Borobudur?", "answers": [{"text": "Magelang, Jawa Tengah, Indonesia", "start_byte": 65, "limit_byte": 97}]} {"id": "-9072749100999120399-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Hongwu", "passage_text": "Kaisar Hongwu (Hanzi: 洪武, ), yang nama aslinya Zhu Yuanzhang (朱元璋), adalah pendiri dan kaisar pertama Dinasti Ming di Tiongkok. Ia menjadi kaisar dan mendirikan dinastinya setelah berhasil menggulingkan Dinasti Yuan (Mongol). Dalam sejarah Tiongkok, Zhu Yuanzhang adalah satu dari dua kaisar yang berasal dari golongan rakyat jelata (yang lain adalah Liu Bang/ Kaisar Han Gaozu, pendiri Dinasti Han). Ia adalah seorang kaisar yang kontroversial, di satu pihak ia memperhatikan kesejahteraan rakyatnya dan berusaha keras meningkatkan taraf hidup mereka, namun ia juga seorang tiran yang mengebiri kebebasan dan membunuh orang-orang yang membantunya naik ke kekuasaan yang dicurigai berpotensi merebut tahtanya.", "question_text": "Siapa raja pertama Dinasti Ming?", "answers": [{"text": "Kaisar Hongwu", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "5861580995791120842-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara", "passage_text": "ASEAN meliputi wilayah daratan seluas 4.46 juta km² atau setara dengan 3% total luas daratan di Bumi, dan memiliki populasi yang mendekati angka 600 juta orang atau setara dengan 8.8% total populasi dunia. Luas wilayah laut ASEAN tiga kali lipat dari luas wilayah daratan. Pada tahun 2010, kombinasi nominal GDP ASEAN telah tumbuh hingga 1,8 Triliun Dolar AS. Jika ASEAN adalah sebuah entitas tunggal, maka ASEAN akan duduk sebagai ekonomi terbesar kesembilan setelah Amerika Serikat, Cina, Jepang, Jerman, Perancis, Brasil, Inggris, dan Italia.", "question_text": "Apakah nama organisasi terbesar bagi negara-negara Asean ?", "answers": [{"text": "ASEAN", "start_byte": 408, "limit_byte": 413}]} {"id": "2214091864287217381-0", "language": "indonesian", "document_title": "Demokrasi", "passage_text": "jmpl|ka|350px|Seorang wanita memasukkan surat suara pada putaran kedua pemilu presiden Perancis tahun 2007.\n\nDemokrasi adalah bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka. Demokrasi mengizinkan warga negara berpartisipasi—baik secara langsung atau melalui perwakilan—dalam perumusan, pengembangan, dan pembuatan hukum. Demokrasi mencakup kondisi sosial, ekonomi, dan budaya yang memungkinkan adanya praktik kebebasan politik secara bebas dan setara. Demokrasi juga merupakan seperangkat gagasan dan prinsip tentang kebebasan beserta praktik dan prosedurnya. Demokrasi mengandung makna penghargaan terhadap harkat dan martabat manusia.[1]", "question_text": "Apakah pengertian sistem pemerintahan demokrasi ?", "answers": [{"text": "bentuk pemerintahan di mana semua warga negaranya memiliki hak setara dalam pengambilan keputusan yang dapat mengubah hidup mereka", "start_byte": 126, "limit_byte": 256}]} {"id": "-5530765357879624457-0", "language": "indonesian", "document_title": "Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat", "passage_text": "Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat atau Keraton Yogyakarta (bahasa Jawa: Hanacaraka, ꧋ꦏꦫꦡꦺꦴꦟ꧀ꦔ​ꦪꦺꦴꦓꦾꦑꦂꦡ​ꦲꦢꦶꦟꦶꦁꦫꦡ꧀꧉, Karaton Ngayogyakarta Hadiningrat) merupakan istana resmi Kesultanan Ngayogyakarta Hadiningrat yang kini berlokasi di Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia. Walaupun kesultanan tersebut secara resmi telah menjadi bagian Republik Indonesia pada tahun 1950, kompleks bangunan keraton ini masih berfungsi sebagai tempat tinggal sultan dan rumah tangga istananya yang masih menjalankan tradisi kesultanan hingga saat ini. Keraton ini kini juga merupakan salah satu objek wisata di Kota Yogyakarta. Sebagian kompleks keraton merupakan museum yang menyimpan berbagai koleksi milik kesultanan, termasuk berbagai pemberian dari raja-raja Eropa, replika pusaka keraton, dan gamelan. Dari segi bangunannya, keraton ini merupakan salah satu contoh arsitektur istana Jawa yang terbaik, memiliki balairung-balairung mewah dan lapangan serta paviliun yang luas.[1]", "question_text": "Dimana letak Keraton Yogyakarta?", "answers": [{"text": "Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia", "start_byte": 291, "limit_byte": 345}]} {"id": "5084653837285465169-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "Dimana kantor pusat Google Inc?", "answers": [{"text": "Mountain View, California", "start_byte": 460, "limit_byte": 485}]} {"id": "5042018400721548995-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "apa yang di maksud dengan Makkiyah?", "answers": [{"text": "ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 16, "limit_byte": 77}]} {"id": "7625645589824462552-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Tanah Datar", "passage_text": "Kabupaten Tanah Datar merupakan salah satu kabupaten yang berada dalam Provinsi Sumatera Barat, Indonesia, dengan ibu kota Batusangkar . Kabupaten ini merupakan kabupaten terkecil kedua untuk luas wilayahnya di Sumatera Barat, yaitu 133.600 Ha (1.336 km2). Jumlah penduduk di kabupaten ini berdasarkan sensus pada tahun 2006 adalah 345.383 jiwa yang mendiami 14 kecamatan, 75 nagari, dan 395 jorong. Kabupaten Tanah Datar merupakan daerah agraris, lebih 70% penduduknya bekerja pada sektor pertanian, baik pertanian tanaman pangan, perkebunan, perikanan, maupun peternakan.", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Tanah Datar?", "answers": [{"text": "133.600 Ha", "start_byte": 233, "limit_byte": 243}]} {"id": "-4810156728783483704-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "berapakah luas Samudra Pasifik?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "-3703063597891298941-3", "language": "indonesian", "document_title": "Gundam", "passage_text": "Mobile Suit Gundam dikembangkan oleh animator Yoshiyuki Tomino dan sekelompok kreator Sunrise yang terus berubah0ubah dengan nama samaran kolektif Hajime Yatate. Serial tersebut awalnya berjudul Freedom Fighter Gunboy (atau Gunboy) untuk senjata robot, dengan laki-laki sebagai target utama demografinya. Produksi awal memiliki beberapa referensi mengenai kebebasan: White Base awalnya bernama \"Freedom's Fortress\", Core Fighter awalnya bernama \"Freedom Wing\" dan Gunperry awalnya bernama \"Freedom Cruiser\". Kelompok Yatate menggabungkan kata bahasa Inggris \"gun\" dengan suku kata terakhir dari kata \"freedom\" untuk membentuk kata Gundom. Tomino mengubahnya menjadi Gundam, yang artinya sebuah unit yang memegang senjata yang mampu menahan musuh seperti bendungan hidroelektrik menahan air.[7] Dalam menjaga konsepnya, Gundam digambarkan sebagai prototipe atau produksi terbatas, dengan kemampuan yang lebih tinggi dari unit produksi massal.", "question_text": "siapakah yang menciptakan serial anime Mobile Suit Gundam?", "answers": [{"text": "Yoshiyuki Tomino", "start_byte": 46, "limit_byte": 62}]} {"id": "-4676220200059528607-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sukabumi", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Kabupaten Sukabumi terdiri dari 47 kecamatan, 5 kelurahan, dan 381 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 2.523.992 jiwa dengan luas wilayah 4.145,70 km² dan sebaran penduduk 609 jiwa/km².[1]", "question_text": "berapakah jumlah kecamatan di kabupaten Sukabumi?", "answers": [{"text": "47", "start_byte": 133, "limit_byte": 135}]} {"id": "3833610667525705146-3", "language": "indonesian", "document_title": "H. H. Holmes", "passage_text": "Holmes lahir sebagai Herman Webster Mudgett di Gilmanton, New Hampshire, pada tanggal 16 Mei 1861, ke Levi Horton Mudgett dan Theodate Page Price, keduanya berasal dari pemukim Inggris pertama di daerah tersebut. Mudgett adalah anak ketiga orangtuanya; Dia memiliki kakak perempuan Ellen, kakak Arthur dan adik laki-laki Henry.[6][7] Ayah Holmes berasal dari keluarga petani, dan kadang-kadang dia bekerja sebagai petani, pedagang dan pelukis rumah; Orang tuanya adalah penganut Methodist yang taat.[8] Kemudian mencoba untuk memasukkan Holmes ke dalam pola yang terlihat pada pembunuh berantai modern telah menggambarkan dia menyiksa hewan dan menderita pelanggaran ayah yang kejam, namun laporan saksi mata dan kontemporer tentang masa kecilnya tidak menunjukkan jejak ini.[5]", "question_text": "Dimana H.H. Holmes lahir ?", "answers": [{"text": "Gilmanton, New Hampshire", "start_byte": 47, "limit_byte": 71}]} {"id": "7871101122870828179-16", "language": "indonesian", "document_title": "Tahir", "passage_text": "Istrinya, Rosy Riady juga menggagas sociopreneur, wirausaha yang berorientasi sosial dengan membuka outlet barang bekas di bilangan Jakarta Pusat. Outlet itu bernama h2h yang merupakan singkatan dari helping 2nd hand. Sesuai namanya, hasil penjualan barang didekasikan langsung bagi pemenuhan SPP siswa yang berasal dari keluarga kurang mampu.", "question_text": "Siapa nama istri Dato’ Sri Tahir ?", "answers": [{"text": "Rosy Riady", "start_byte": 10, "limit_byte": 20}]} {"id": "-6215919642402300200-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suriah", "passage_text": "Republik Arab Suriah (Arabic: الجمهورية العربية السورية‎ al-jumhūriyyaħ al-arabiyyaħ as-sūriyyaħ; English: Syria), adalah negara yang terletak di Timur Tengah, dengan negara Turki di sebelah utara, Irak di Timur, Laut Tengah di barat dan Yordania di selatan. Suriah beribukota Damaskus.[1]", "question_text": "apakah nama ibukota Suriah?", "answers": [{"text": "Damaskus", "start_byte": 307, "limit_byte": 315}]} {"id": "8641914681881818392-4", "language": "indonesian", "document_title": "Formula Satu", "passage_text": "Seri Formula Satu berakar pada seri grand prix motor Eropa pada sekitar 1920-an dan 1930-an. Sejumlah organisasi balap grand prix membuat sejumlah aturan untuk kejuaraan dunia sebelum Perang Dunia II. Dengan alasan penundaan karena perang, kejuaraan dunia pembalap tidak diformalkan sampai 1947 dan berlangsung untuk pertama kalinya pada 1950. Kejuaraan dunia konstruktor kemudian menyusul pada 1958. Balapan Formula Satu tanpa gelar diselenggarakan bertahun-tahun, tetapi dikarenakan membengkaknya biaya kompetisi mengakibatkan kompetisi ini berakhir pada awal 1980-an.", "question_text": "Kapan F1 pertama kali diadakan ?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 338, "limit_byte": 342}]} {"id": "4780444869905863922-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerusuhan Poso", "passage_text": "Kerusuhan Poso (English: Poso riots) atau konflik komunal Poso (English: Poso communal conflict), adalah sebutan bagi serangkaian kerusuhan yang terjadi di Poso, Sulawesi Tengah, Indonesia. Peristiwa ini melibatkan kelompok Muslim dan Kristen. Kerusuhan ini umumnya terbagi menjadi beberapa fase. Fase pertama berlangsung pada bulan Desember 1998, kemudian berlanjut pada bulan April 2000, dan yang terbesar terjadi pada bulan Mei hingga Juni 2000.", "question_text": "Berapa lama Kerusuhan Poso terjadi?", "answers": [{"text": "Fase pertama berlangsung pada bulan Desember 1998, kemudian berlanjut pada bulan April 2000, dan yang terbesar terjadi pada bulan Mei hingga Juni 2000", "start_byte": 297, "limit_byte": 447}]} {"id": "-149083131707201901-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapa yang menciptakan tabel periodik ?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "6951649281901475157-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Barat", "passage_text": "Perjuangan pembentukan Provinsi Sulawesi Barat kembali menemukan momentumnya pada tahun 1999 pasca gerakan reformasi. Pembentukan Provinsi Baru di Indonesia seperti Terbentuknya Provinsi Banten, Provinsi Bangka Belitung dan Provinsi Gorontalo menjadi semangat gerakan perjuangan pembentukan provinsi Sulawesi Barat. Perjuangan panjang pembentukan Provinsi Sulawesi Barat akhirnya terwujud melalui upaya massif rakyat Mandar dengan didukung oleh Anggota DPR RI melalui usulan Hak Inisiatif Anggota DPR RI tentang Undang-Undang Pembentukan Daerah Otonom Baru. Tanggal 5 Oktober 2004 Provinsi Sulawesi Barat Resmi terbentuk berdasarkan UU No. 26 Tahun 2004.", "question_text": "kapankah provinsi Sulawesi Barat diresmikan pertama kali?", "answers": [{"text": "5 Oktober 2004", "start_byte": 566, "limit_byte": 580}]} {"id": "-2153461961570864401-11", "language": "indonesian", "document_title": "Generasi Z", "passage_text": "Generasi Baby Boomer adalah generasi yang lahir pasca perang dunia II, dengan rentang tahun lahir 1946 - 1964. Generasi ini lahir akibat tingginya angka kelahiran setelah perang dunia II. Generasi Baby Boomer dibedakan atas dua generasi yaitu Generasi Baby Boomer I dimana generasi ini merupakan generasi awal muculnya Generasi Baby Boomer, tepatnya setelah berakhirnya Perang Dunia II dan Generasi Baby Boomer II dimana generasi ini merupakan kelanjutan dari Generasi Baby Boomer I.", "question_text": "kelahiran tahun berapakah orang-orang yang lahir pada generasi Baby boomers ?", "answers": [{"text": "1946 - 1964", "start_byte": 98, "limit_byte": 109}]} {"id": "-2915094009787755316-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Commagene", "passage_text": "Kerajaan Commagene (Ancient Greek: Βασίλειον τῆς Kομμαγηνῆς; Armenian: Կոմմագենեի թագավորություն) merupakan sebuah kerajaan Armenia kuno[1][2][3][4] [5] dari periode Hellenistik,[6] terletak di dan sekitar kota kuno Samosata, yang menjadi ibukotanya. Nama Zaman Besi Samosata, Kummuh, mungkin memberikan namanya kepada Commagene.[7] Commagene telah dicirikan sebagai \"negara penyangga\" antara Armenia, Parthia, Suriah, dan Roma;[8] secara kultural, tampaknya telah bercampur aduk.[1][8][9] Raja-raja di Kerajaan Commagene mengaku sebagai keturunan dari Orontes dengan Darius I dari Persia sebagai leluhur mereka, oleh pernikahannya dengan Rodogoune, putri Artahsasta II yang merupakan keturunan dari raja Darius I.[10][11] Wilayah Commagene berhubungan secara kasar dengan provinsi Turki modern Adiyaman dan Antep utara.[12]", "question_text": "Dimanakah letak kekaisaran Commagene ?", "answers": [{"text": "kota kuno Samosata", "start_byte": 253, "limit_byte": 271}]} {"id": "7734176254916893808-45", "language": "indonesian", "document_title": "Salomo", "passage_text": "Salomo memerintah di Yerusalem atas seluruh Israel 40 tahun lamanya. Kemudian Salomo mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, dan ia dikuburkan di kota Daud, ayahnya.[49]", "question_text": "Dimana Salomo meninggal?", "answers": [{"text": "kota Daud", "start_byte": 163, "limit_byte": 172}]} {"id": "-9121630887936164466-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ban Ki-moon", "passage_text": "Ban pernah menjabat sebagai menteri luar negeri Republik Korea pada periode Januari 2004 hingga 1 November 2006. Pada 13 Oktober 2006, ia terpilih menjadi Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa yang kedelapan pada Sidang Umum PBB dan dilantik pada 14 Desember 2006. Pada 21 Juni 2011, Ban terpilih untuk menjalankan periode keduanya sebagai Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa lewat hasil Sidang Umum untuk masa jabatan 2012 hingga 2016.[3][4]", "question_text": "Kapan Ban Ki-moon menjabat menjadi diplomat Korea Selatan ?", "answers": [{"text": "2004", "start_byte": 84, "limit_byte": 88}]} {"id": "1657052707105358114-4", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Yohanes XXIII", "passage_text": "Angelo Roncalli dilahirkan di Sotto il Monte, sebuah kota kecil di Provinsi Bergamo, Italia pada 25 November 1881. Dia merupakan anak ke-4 dari 14 bersaudara dari ayahnya Giovanni Battista Roncalli dan ibunya Marianna Giulia Mazzolla. Keluarganya bekerja sebagai buruh tani.\nPada 1904, Roncalli diordinasi sebagai pastur di Gereja Santa Maria di Monte Santo.\nPada 1905, Giacomo Radini-Tedeschi, uskup Bergamo yang baru, menunjuk Roncalli sebagai sekretarisnya. Roncalli bekerja untuk Radini-Tedeschi sampai kematian uskup tersebut pada 1914.\nPada Perang Dunia I, Roncalli ditarik ke Angkatan Darat Kerajaan Italia (English: Royal Italian Army) sebagai sersan, melayani sebagai tim medis dan sebagai kapelan.\nPada 1921, Paus Benediktus XV menunjuknya sebagai presiden Society for the Propagation of the Faith\nPada 1925, Paus Pius XI menunjuknya sebagai nuncio ke Bulgaria.\nPada 1935, dijadikan nuncio ke Turki dan Yunani. Roncalli menggunakan kantornya untuk menolong orang Yahudi dan menyelamatkan ribuan pengungsi di Eropa.\nPada 1944, pada Perang Dunia II, Paus Pius XII menujuknya sebagai Apostolik Nuncio ke Paris, Perancis.\nPada 1953, diangkat sebagai Patriark Venisia, dan diangkat menjadi Kardinal.\nPada 28 Oktober 1958, terpilih menjadi Paus Yohanes XXIII. Ia sempat bertemu dengan Soekarno di Vatikan[1].\nPada 1962: membuka Konsili Vatikan II.\nPada 1963: menerbitkan ensiklik \"Pacem In Terris\" atau \"Damai di Dunia\"\nPada 3 Juni 1963: Paus Yohanes XXIII meninggal dunia karena terserang penyakit kanker dan jenazahnya dimakamkan di Via De Grotto, Vatikan.", "question_text": "Kapan Paus Yohanes XXIII lahir?", "answers": [{"text": "25 November 1881", "start_byte": 97, "limit_byte": 113}]} {"id": "-2555914021996753838-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Jepang", "passage_text": "Selain 4 pulau utama, terdapat 3.000 pulau-pulau berukuran lebih kecil, termasuk Okinawa serta pulau-pulau kecil yang berpenghuni atau tidak berpenghuni. Pada tahun 2006, total luas wilayah Jepang adalah 377.923,1km², di antaranya 374.834km² adalah daratan dan 3.091km² perairan. Sekitar 73% wilayah Jepang adalah daerah pegunungan. Total luas wilayah Jepang kira-kira 80% luas Pulau Sumatra, namun lebih besar dari luas wilayah Jerman, Malaysia, Selandia Baru, dan Britania Raya.", "question_text": "berapakah luas Jepang ?", "answers": [{"text": "377.923,1km²", "start_byte": 204, "limit_byte": 217}]} {"id": "299307582438246267-1", "language": "indonesian", "document_title": "Munir Said Thalib", "passage_text": "Munir begitulah ia sering disapa, Seorang pria sederhana yang bersahaja. Ia adalah seorang tokoh, seorang pejuang sejati, seorang pembela HAM di indonesia. Pria kelahiran Malang, 8 Desember 1965 ini adalah seorang aktivis muslim ekstrem yang kemudian beralih menjadi seorang Munir yang menjunjung tinggi toleransi, menghormati nilai-nilai kemanusiaan, anti kekerasan dan berjuang tanpa kenal lelah dalam melawan praktik-praktik otoritarian serta militeristik. Ia adalah seorang aktivis yang sangat aktif memperjuangkan hak-hak orang tertindas. Selama hidupnya ia selalu berkomitmen untuk selalu membela siapa saja yang haknya terdzalimi. Tidak gila harta, pangkat, jabatan, dan juga fasilitas. Ia membuktikannya dengan perbuatan. Ketika ia mendapatkan hadiah ratusan juta rupiah sebagai penerima \"The Right Livelihood Award\" ia tidak menikmatinya sendiri, melainkan membagi dua dengan Kontras, dan sebagian lagi diserahkan kepada ibunda tercintanya. Di tengah maraknya pejabat berebut fasilitas, Munir malah tidak tergoda. Ia tetap menggunakan sepeda motor sebagai teman kerjanya. Seorang tokoh kelas dunia yang sangat bersahaja.[2]", "question_text": "dimanakah Munir Said Thalib dilahirkan?", "answers": [{"text": "Malang", "start_byte": 171, "limit_byte": 177}]} {"id": "-1356951969628235591-3", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad bin Tughjul Ikhsyid", "passage_text": "\nMenurut kamus biografi yang dikompilasikan oleh Ibnu Khallikan, Muhammad bin Tughj lahir di Baghdad pada 8 Februari 882, di jalan menuju ke Gerbang Kufah.[1][2] Keluarganya berdarah Turk dari Lembah Farghana di Transoxiana, dan diklaim berdarah ningrat; nama leluhurnya, \"Khaqan\", adalah sebuah gelar kerajaan Turk.[3][4] Kakek Muhammad, Juff meninggalkan Farghana untuk masuk pelayanan militer dalam pemerintahan Abbasiyyah di Samarra, seperti halnya ayahnya Ibnu Tulun, pendiri dinasti Tuluniyyah.[5][6] Juff dan putranya, ayah Muhammad Tughj, sama-sama melayani Abbasiyyah, namun Tughj masuk pelayanan Tuluniyyah, yang sejak tahun 868 telah menjadi para penguasa otonom Mesir dan Suriah.[5][6] Tughj melayani Tuluniyah sebagai gubernur Tiberias (ibukota distrik Yordania), Aleppo (ibukota distrik Qinnasrin) dan Damaskus (ibukota distrik homonim).[5][6] Ia memainkan peran besar dalam menangkis serangan Qarmatia di Damaskus pada 903; meskipun kalah dalam pertempuran, ia memegang kotanya sendiri melawan suku Qarmatia selama tujuh bulan sampai, dengan kedatangan bala bantuan dari Mesir, suku Qarmatia menarik diri.[7][8] Kemudian, Muhammad bin Tughj menjalani sebagian besar masa mudanya di Syam Tuluniyyah di sisi ayahnya, meraih pengalaman pertamanya dalam administrasi—ia menjabat sebagai sub-gubernur ayahnya di Tiberias—dan perang.[6]", "question_text": "Dimana al-Ikhshīd lahir ?", "answers": [{"text": "8 Februari 882", "start_byte": 106, "limit_byte": 120}]} {"id": "5850213979818852337-33", "language": "indonesian", "document_title": "Kematian Muhammad", "passage_text": "Beberapa bulan setelah ziarah perpisahan, Muhammad jatuh sakit dan menderita selama beberapa hari dengan demam, sakit kepala, dan kelemahan. Dia meninggal pada hari Senin, 8 Juni 632, di Madinah, pada usia 62 atau 63, di rumah istrinya Aisha.[46] Dengan kepalanya bertumpu pada pangkuan Aisha, dia memintanya untuk membuang barang dagangan terakhirnya (tujuh koin), lalu mengucapkan kata-kata terakhirnya:", "question_text": "Kapan nabi Muhammad meninggal ?", "answers": [{"text": "8 Juni 632", "start_byte": 172, "limit_byte": 182}]} {"id": "2630640490668803944-1", "language": "indonesian", "document_title": "Situs web", "passage_text": "Situs web (English: website) adalah suatu halaman web yang saling berhubungan yang umumnya berada pada peladen yang sama berisikan kumpulan informasi yang disediakan secara perorangan, kelompok, atau organisasi.[1] Sebuah situs web biasanya ditempatkan setidaknya pada sebuah server web yang dapat diakses melalui jaringan seperti Internet, ataupun jaringan wilayah lokal (LAN) melalui alamat Internet yang dikenali sebagai URL. Gabungan atas semua situs yang dapat diakses publik di Internet disebut pula sebagai World Wide Web atau lebih dikenal dengan singkatan WWW. Meskipun setidaknya halaman beranda situs Internet umumnya dapat diakses publik secara bebas, pada praktiknya tidak semua situs memberikan kebebasan bagi publik untuk mengaksesnya, beberapa situs web mewajibkan pengunjung untuk melakukan pendaftaran sebagai anggota, atau bahkan meminta pembayaran untuk dapat menjadi aggota untuk dapat mengakses isi yang terdapat dalam situs web tersebut, misalnya situs-situs yang menampilkan pornografi, situs-situs berita, layanan surel (e-mail), dan lain-lain. Pembatasan-pembatasan ini umumnya dilakukan karena alasan keamanan, menghormati privasi, atau karena tujuan komersial tertentu.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan web ?", "answers": [{"text": "suatu halaman web yang saling berhubungan yang umumnya berada pada peladen yang sama berisikan kumpulan informasi yang disediakan secara perorangan, kelompok, atau organisasi", "start_byte": 36, "limit_byte": 210}]} {"id": "-7708243202971566856-0", "language": "indonesian", "document_title": "SMK Negeri 9 Semarang", "passage_text": "\nSMK Negeri 9 Semarang adalah sekolah kejuruan tingkat menengah yang berada di Kota Semarang, SMK Negeri 9 Semarang merupakan sekolah kejuruan di bidang bisnis manajemen yang mempunyai 4 (empat) jurusan atau kompetensi keahlian, diantaranya adalah kompetensi keahlian Administrasi Perkantoran, kompetensi keahlian Akuntansi, Kompetensi keahlian Pemasarandan Kompetensi Keahlian Rekayasa Perangkat Lunak.\n(Sumber: ). kepala sekolah saat ini adalah sri suwarno", "question_text": "Dimanakah letak SMK Negeri 9 Semarang?", "answers": [{"text": "Kota Semarang", "start_byte": 79, "limit_byte": 92}]} {"id": "4206928819819974862-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Jepang", "passage_text": "\nIbu kota Jepang yang sekarang secara de facto berada di Tokyo. Di Jepang, istilah \"ibu kota\" (shuto) baru dikenal orang setelah Perang Dunia II berakhir. Sebelumnya, Tokyo sejak tahun 1868 merupakan ibu kota kekaisaran (teito). Istilah \"ibu kota\" baru dikenal secara luas setelah ditetapkan Undang-undang Pembangunan Ibu Kota (Shuto kensetsu-hō) tahun 1950 yang tidak berlaku lagi setelah dikeluarkannya Undang-undang Konsolidasi Daerah Metropolitan (Shutoken seibi-hō) tahun 1959.", "question_text": "Apakah ibukota Jepang?", "answers": [{"text": "Tokyo", "start_byte": 57, "limit_byte": 62}]} {"id": "9183770391802717518-0", "language": "indonesian", "document_title": "R.U.S.E", "passage_text": "R.U.S.E Adalah Video Game Strategi yang dikembangkan oleh Eugen Systems dan dipublikasikan oleh Ubisoft yang dirilis untuk Microsoft Windows, Playstation 3, Xbox 360, dan Mac OS X pada September 2010, R.U.S.E Adalah Game Strategi Perang yang memiliki Setting pada saat Perang Dunia ke 2 dan memfokuskan pada Penyerangan Nazi saat Akhir Tahun 1945, Mode Campaign memiliki Misi Historis maupun Fiksi. Game ini memfokuskan ke Peperangan Informasi daripada Peperangan Langsung, Pemain dapat menggunakan berbagai tipuan dan jebakan untuk menipu musuh dan mengubah jalannya perang. tetapi, pemain juga harus bergantung kepada bagaimana pemain mengatur penggunaan Keuangan dan Unit yang akan dipakai", "question_text": "Kapan video game R.U.S.E dirilis?", "answers": [{"text": "September 2010", "start_byte": 185, "limit_byte": 199}]} {"id": "8892946116965669289-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahudi", "passage_text": "Berdasarkan etnisitas, kata ini merujuk kepada suku bangsa yang berasal dari keturunan Eber () (yang disebut \"Ibrani\") atau Yakub (yang juga bernama \"Israel\") anak Ishak anak Abraham (Ibrahim) dan Sara, atau keturunan Suku Yehuda, yang berasal dari Yehuda anak Yakub. Etnis Yahudi juga termasuk Yahudi yang tidak beragama Yahudi tetapi beridentitas Yahudi dari segi tradisi.", "question_text": "Dari manakah agama yahudi berasal ?", "answers": [{"text": "keturunan Eber () (yang disebut \"Ibrani\") atau Yakub (yang juga bernama \"Israel\") anak Ishak anak Abraham (Ibrahim) dan Sara, atau keturunan Suku Yehuda, yang berasal dari Yehuda anak Yakub", "start_byte": 77, "limit_byte": 266}]} {"id": "-6143709410174070874-6", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Arktik", "passage_text": "\nSamudra Arktik memiliki iklim kutub yang ditandai dengan dingin sepanjang tahun dan sempitnya kisaran suhu tahunan. Musim dingin ditandai dengan gelap yang berkelanjutan, dingin dan kondisi cuaca yang stabil dan langit yang cerah; musim panas ditandai dengan sinar matahari yang berkelanjutan, lembap dan berkabut dan angin-angin puyuh lemah dengan hujan dan salju.", "question_text": "Apakah iklim di Samudra Arktik ?", "answers": [{"text": "kutub", "start_byte": 31, "limit_byte": 36}]} {"id": "-7495080839864172115-1", "language": "indonesian", "document_title": "MAN Insan Cendekia", "passage_text": "Untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia yang berkualitas tinggi dalam penguasaan IPTEK yang didasari nilai keimanan dan ketakwaan, pada tahun 1996 atas ide dari Prof. Dr. -Ing. Bacharuddin Jusuf Habibie, Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) mendirikan Magnet School yang nantinya berubah namanya menjadi SMU Insan Cendekia di Serpong dan Gorontalo melalui program penyetaraan IPTEK STEP (Science and Technology Equity Program) bagi sekolah-sekolah yang berada di lingkungan pondok pesantren.[2]", "question_text": "Kapan Madrasah Aliyah Negeri Insan Cendekia pertama dibangun ?", "answers": [{"text": "1996", "start_byte": 147, "limit_byte": 151}]} {"id": "2043199544937862563-19", "language": "indonesian", "document_title": "Adolf Hitler", "passage_text": "Pada bulan Juni 1921, saat Hitler dan Eckart sedang dalam perjalanan penggalangan dana ke Berlin, sebuah pemberontakan terjadi di dalam tubuh NSDAP di Munich. Sejumlah anggota komite eksekutif, beberapa di antaranya menganggap Hitler terlalu sombong, ingin bergabung dengan pesaing mereka, Partai Sosialis Jerman (DSP).[87] Hitler pulang ke Munich tanggal 11 Juli dan mempertegas pengunduran dirinya. Anggota komite kemudian menyadari pengunduran diri Hitler berarti partai bubar.[88] Hitler mengumumkan akan bergabung kembali dengan syarat ia menggantikan Drexler sebagai ketua partai dan kantor pusat partai harus tetap berada di Munich.[89] Komite setuju; Hitler bergabung kembali dengan partai sebagai anggota ke-3.680. Ia masih mendapat sejumlah pertentangan di internal NSDAP: Hermann Esser dan sekutunya menerbitkan 3.000 pamflet yang menyerang Hitler sebagai pengkhianat partai.[89][lower-alpha 1] Pada hari-hari berikutnya, Hitler berbicara di hadapan kerumunan mempertahankan dirinya dan mendapat sambutan luar biasa. Strateginya terbukti berhasil: pada rapat anggota umum, ia diberi kekuasaan absolut sebagai ketua partai dengan satu suara menentang.[90]", "question_text": "siapakah pemimpin Nazi sebelum Hitler?", "answers": [{"text": "Drexler", "start_byte": 557, "limit_byte": 564}]} {"id": "-4499849509138927607-35", "language": "indonesian", "document_title": "Papua", "passage_text": "Dunia internasional mengakui secara sah bahwa Papua adalah bagian Negara Indonesia setelah dilakukannya Penentuan Pendapat Rakyat (PEPERA) tahun 1969.", "question_text": "Kapan papua resmi menjadi sebuah provinsi ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 145, "limit_byte": 149}]} {"id": "-2003441046703673321-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Serbia", "passage_text": "Bendera Serbia merupakan bendera triwarna horisontal dengan warna Pan-Slavia merah-biru-putih, kebalikan dengan bendera Rusia. Ketika Serbia menjadi republik di bawah Yugoslavia, bendera Serbia menggunakan bintang di tengah-tengahnya. Bendera ini diadopsi menjadi bendera nasional pada 16 Agustus 2004 dan disahkan melalui Undang Undang Dasar yang baru pada 8 November 2006.", "question_text": "Apa warna benderea Serbia ?", "answers": [{"text": "merah-biru-putih", "start_byte": 77, "limit_byte": 93}]} {"id": "-7211191636920073542-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asia", "passage_text": "\n\nAsia (/ˈeɪʒə/(listen) atau /ˈeɪʃə/) adalah benua terbesar dan paling padat penduduknya di dunia, terletak di bagian timur dan belahan utara. Benua ini mencakup 8,7% dari total luas permukaan bumi dan terdiri dari 30% dari luas daratannya. Dengan sekitar 4,3 miliar orang, terdapat 60% dari populasi manusia dunia saat ini. Asia memiliki tingkat pertumbuhan yang tinggi di era modern. Misalnya, selama abad ke-20, Populasi Asia hampir empat kali lipat.[3]", "question_text": "berapakah luas Benua Asia?", "answers": [{"text": "8,7% dari total luas permukaan bumi dan terdiri dari 30% dari luas daratannya", "start_byte": 170, "limit_byte": 247}]} {"id": "-7126186191277351061-11", "language": "indonesian", "document_title": "Dagadu", "passage_text": "Pertimbangan pemilihan kaos oblong sebagai produk utama Dagadu tak lepas dari orientasi kegiatan wirausaha ini. Seperti telah diuraikan sebelumnya bahwa kegiatan wirausaha yang cenderung merupakan wahana penyaluran minat ketimbang sarana pencapaian laba, ini mengakibatkan perhatian pada sisi penawaran melebihi perhatian pada sisi permintaan. Pada gilirannya, hal ini berpengaruh pada pemilihan produk utama, yang secara lebih rinci dapat dijelaskan sebagai berikut:", "question_text": "Apakah produk pertama dari Dagadu ?", "answers": [{"text": "kaos oblong", "start_byte": 23, "limit_byte": 34}]} {"id": "2829561637209658021-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ed Sheeran", "passage_text": "Edward Christopher Sheeran, MBE (/ˈʃɪərən/; lahir 17 Februari 1991) adalah seorang penyanyi, penulis lagu, gitaris, produser rekaman, dan aktor berkebangsaan Inggris. Sheeran lahir di Halifax, West Yorkshire, dan dibesarkan di Framlingham, Suffolk. Dia memasuki Academy of Contemporary Music di Guildford sebagai seorang sarjana pada usia 18 tahun di 2009. Diawal tahun 2011, Sheeran secara independen merilis sebuah extended play berjudul No. 5 Collaborations Project.", "question_text": "Dimana Edward dibesarkan?", "answers": [{"text": "Framlingham, Suffolk", "start_byte": 232, "limit_byte": 252}]} {"id": "-3227227455671041821-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pandangan Kristen tentang Yesus", "passage_text": "\n\nUmat Kristen menganggap Yesus sebagai Kristus, atau juru selamat (Mesias), dan mempercayai bahwa melalui kematian dan kebangkitan-Nya, manusia dapat didamaikan dengan Allah dan karenanya memperoleh tawaran keselamatan serta janji akan kehidupan kekal.[1] Ajaran-ajaran tersebut menekankan bahwa, dengan kehendak bebas-Nya, Yesus memilih untuk menderita pada kayu salib di Bukit Golgota sebagai tanda ketaatan sepenuhnya atas kehendak Allah Bapa, sebagai seorang \"pelayan dan hamba Allah\".[2][3] Pilihan yang diambil Yesus menjadikannya seorang \"manusia baru\" dengan teladan ketaatan total, berlawanan dengan ketidaktaatan Adam.[4]", "question_text": "Siapakah Yesus dalam Kristen?", "answers": [{"text": "juru selamat (Mesias), dan mempercayai bahwa melalui kematian dan kebangkitan-Nya, manusia dapat didamaikan dengan Allah dan karenanya memperoleh tawaran keselamatan serta janji akan kehidupan kekal", "start_byte": 54, "limit_byte": 252}]} {"id": "-1384852711891240581-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sacco dan Vanzetti", "passage_text": "Nicola Sacco () dan Bartolomeo Vanzetti () adalah dua orang Italia yang melakukan aksi anarkisme di Amerika, mereka ditangkap dan dihukum mati di kurisi listrik di kota Massachusetts untuk kejahatannya dalam melakukan pembunuhan dan pencurian. . Banyak sekali kontroversi mengenai hukuman yang dijatuhkan kepada mereka. Kecaman atas hukuman yang dijatuhkan terhadap jaksa dan hakim dalam perkara tersebut yaitu bahwa putusan tersebut adalah suatu sikap anti Italia, anti imigran dan sentimen anti anarkis telah memengaruhi keputusan para juri.", "question_text": "Dimana Nicola Sacco dan Bartolomeo Vanzetti ditangkap?", "answers": [{"text": "Massachusetts", "start_byte": 169, "limit_byte": 182}]} {"id": "-6892179447389020164-3", "language": "indonesian", "document_title": "Serbia", "passage_text": "Negara Serbia modern lahir pada tahun 1817 menyusul Pemberontakan Serbia Kedua. Kemudian, negara ini memperluas wilayahnya ke selatan dengan menguasai Kosovo dan Metohija, Raška, dan Makedonia pada tahun 1912. Terakhir, Vojvodina (bekas salah satu daerah otonomi dalam Provinsi Habsburg bernama Voivodship Serbia dan Tamiš Banat) memproklamasikan pemisahan dirinya dari Austria-Hungaria dan bergabung kembali dengan Serbia pada tahun 1918. Perbatasan negara Serbia saat ini ditetapkan menyusul berakhirnya Perang Dunia Kedua ketika Serbia menjadi sebuah unit federal dalam Republik Federal Sosialis Yugoslavia. Serbia menjadi negara merdeka lagi pada tahun 2006 setelah Montenegro meninggalkan Uni Negara Serbia dan Montenegro yang lahir setelah bubarnya Yugoslavia di era 1990-an.", "question_text": "Kapan hari kemerdekaan Serbia ?", "answers": [{"text": "2006", "start_byte": 659, "limit_byte": 663}]} {"id": "6580558662343643956-0", "language": "indonesian", "document_title": "Basilika Santo Petrus", "passage_text": "\n\nBasilika Kepausan Santo Petrus di Vatikan (Italian: Basilica Papale di San Pietro in Vaticano, English: Papal Basilica of St. Peter in the Vatican) atau lebih dikenal dengan Basilika Santo Petrus adalah sebuah basilika utama Katolik di Kota Vatikan, dikelilingi oleh Roma. Bangunan ini diklaim sebagai gereja terbesar yang pernah dibangun (dia meliputi area 23.000 m² dan memiliki kapasitas lebih dari 60.000) dan salah satu situs tersuci dalam Kekristenan. Konstruksi basilika ini dimulai pada 1506 dan rampung pada 1626.", "question_text": "Apa nama gereja terbesar di Roma ?", "answers": [{"text": "Basilika Santo Petrus", "start_byte": 176, "limit_byte": 197}]} {"id": "3750711684770886844-19", "language": "indonesian", "document_title": "István V dari Hongaria", "passage_text": "\nIstri István, Erzsébet lahir pada sekitar tahun 1239, menurut sejarawan Gyula Kristó.[1] Sebuah carter ayah mertuanya, Béla IV, mengacu pada seorang Seyhan, kepala suku Cuman sebagai sanaknya, yang menyiratkan bahwa Seyhan adalah ayahanda Erzsébet.[1][14] Anak pertama István dengan Erzsébet, Katalin lahir sekitar tahun 1256.[1] Ia dijodohkan dengan Stefan Dragutin, putra yang lebih tua dan ahli waris Raja Stefan Uroš I, pada sekitar tahun 1268.[11] Adindanya, Maria lahir pada sekitar tahun 1257 dan menikah dengan Carlo II pada tahun 1270.[1] Cucu mereka, Károly menjadi Raja Hongaria pada dekade pertama abad ke-14.[1]", "question_text": "Siapa nama istri István V?", "answers": [{"text": "Erzsébet", "start_byte": 16, "limit_byte": 25}]} {"id": "7160778513639260438-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin uap", "passage_text": "Mesin Uap, pertama kali dibuat oleh Hero dari Alexandria, yaitu sebuah prototipe turbin uap primitif yang bekerja menggunakan prisip reaksi. di mana tubin ini terdiri dari sumber kalor, bejana yang diisi dengan air dan pipa tegak yang menyangga bola di mana pada bola terdapat dua nosel uap. Proses kerjanya adalah sebagai berikut, sumber kalor akan memanasi air di dalam bejana sampai air menguap, lalu uap tersebut mengalir melewati pipa tegak masuk ke bola. Uap tersebut terkumpul di dalam bola, kemudian melalui nosel menyembur ke luar, karena semburan tersebut, bola mejadi berputar.", "question_text": "siapakah yang menciptakan mesin uap pertama kali?", "answers": [{"text": "Hero dari Alexandria", "start_byte": 36, "limit_byte": 56}]} {"id": "4756812978189704753-1", "language": "indonesian", "document_title": "School on Internet Asia", "passage_text": "Pada tahun 1997, proyek WIDE [2] meluncurkan SOI (School of Internet) proyek dalam rangka mengeksplorasi pendidikan tinggi baru harus berdasarkan pada infrastruktur internet. Proyek SOI telah membawa pendidikan lewat internet menjadi kenyataan ditingkat universitas, saat melakukan kegiatan penelitian melalui percobaan lapangan. Sebelum itu, proyek WIDE meluncurkan proyek AI3 [3] pada tahun 1996, untuk memulai penelitian pembentukan dan penerapan infrastruktur Internet memanfaatkan teknologi komunikasi satelit. Pada musim semi 2001, pendidikan dan lembaga penelitian di tujuh negara Asia telah berpartisipasi dalam proyek ini sebagai mitra, dan teknologi internet telah dipelajari, ketika membangun stasiun tanah satelit di berbagai daerah.[4] Penyebaran internet sbagai kendaraan untuk menciptakan lingkungan pendidikan yang global dan menerapkan itu dimana pun dibutuhkan. Terdapat 4 pembagian kelas yang dilakukan yang pertama SOI Class program ini mendukung para pengguna di tempat yang terpencil untuk melakukan kegiatan pendidikan dimana saja dan kapan saja sedangkan yang kedua SOI Global Classroom dimana para pengguna diberikan kesempatan untuk memperluas seluruh ruang kelasnya, jadi bukan hanya dia yang ada dalam satu kelas tersebut tetapi berbagai pengguna dari seluru dunia bisa bergabung. SOI Global Studio menggunakan fasilitas dari universitas yang ada untuk bisa mengundang pengajar tamu. Dan yang terakhir adalah SOI ASIA yang menjangkau seluruh wilayah di Asia. SOI Asia sendiri bertujuan untuk memberikan kontribusi bagi pengembangan pendidikan tinggi di negara-negara Asia melalui pemanfaatan internet dan teknologi digital, dan sepenuhnya memanfaatkan sumber daya pendidikan dan teknologi SOI. Dalam proyek ini memiliki 27 Universitas dan lembaga penelitian mitra di 13 negara di Asia.Dan telah dikerahkan oleh satelit stasiun bumi di setiap situs partner untuk bisa menerima berbagi distribusi ceramah hidup dari Jepang serta pengajaran tentang perkuliahan. Proyek ini didukung oleh beberapa departemen pemerintah Jepang, dan terutama oleh Proyek WIDE, AI3 (Asian Internet Interconnection Initiatives) Proyek, Universitas Keio [5] dan Asia-SEED Institute. Yang memberikan kuliah resmi atau sebagai mitra kerja, termasuk didalamnya Tokyo University of Marine Science and Technology, Universitas Tohoku, Jepang Advanced Institut Sains dan Teknologi, Universitas Keio dan Proyek WIDE.[6]", "question_text": "Siapakah yang terlibat dalam proyek SOI ASIA?", "answers": [{"text": "proyek WIDE", "start_byte": 17, "limit_byte": 28}]} {"id": "35481914026694016-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Internasional untuk Konservasi Alam", "passage_text": "Uni Internasional untuk Konservasi Alam (nama resmi: International Union for Conservation of Nature and Natural Resources disingkat IUCN, kadang-kadang disebut dengan World Conservation Union) adalah sebuah organisasi internasional yang didedikasikan untuk konservasi sumber daya alam. Badan ini didirikan pada 1948 dan berpusat di Gland, Switzerland. IUCN beranggotakan 78 negara, 112 badan pemerintah, 735 organisasi non-pemerintah dan ribuan ahli dan ilmuwan dari 181 negara. Tujuan IUCN adalah untuk membantu komunitas di seluruh dunia dalam konservasi alam.", "question_text": "Apa pengertian dari IUCN ?", "answers": [{"text": "organisasi internasional yang didedikasikan untuk konservasi sumber daya alam", "start_byte": 207, "limit_byte": 284}]} {"id": "-2717994661925204117-30", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "\nSistem keluarga dalam suku Sunda bersifat bilateral, garis keturunan ditarik dari pihak bapak dan ibu. Dalam keluarga Sunda, bapak yang bertindak sebagai kepala keluarga. Ikatan kekeluargaan yang kuat dan peranan agama Islam yang sangat mempengaruhi adat istiadat mewarnai seluruh sendi kehidupan suku Sunda. Dalam suku Sunda dikenal adanya pancakaki yaitu sebagai istilah-istilah untuk menunjukkan hubungan kekerabatan. Dicontohkannya, pertama, saudara yang berhubungan langsung, ke bawah, dan vertikal. Yaitu anak, euncu (cucu), piut (buyut), bao, canggahwareng atau janggawareng, udeg-udeg, kaitsiwur atau gantungsiwur. Kedua, saudara yang berhubungan tidak langsung dan horizontal seperti anak paman, bibi, atau uwak, anak saudara kakek atau nenek, anak saudara piut. Ketiga, saudara yang berhubungan tidak langsung dan langsung serta vertikal seperti keponakan anak kakak, keponakan anak adik, dan seterusnya. Dalam bahasa Sunda dikenal pula kosa kata sajarah dan sarsilah (salsilah atau silsilah) yang maknanya kurang lebih sama dengan kosa kata sejarah dan silsilah dalam bahasa Indonesia. Makna sajarah adalah susun galur/garis keturunan.", "question_text": "Bagaimanakah sistem keturunan dalam budaya sunda ?", "answers": [{"text": "garis keturunan ditarik dari pihak bapak dan ibu", "start_byte": 54, "limit_byte": 102}]} {"id": "-4077900259669833997-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gedung Empire State", "passage_text": "Empire State Building adalah sebuah pencakar langit berlantai 102 yang terletak di Midtown Manhattan, New York City, di persimpangan Fifth Avenue dan West 34th Street. Gedung ini memiliki tinggi puncak 381meter. Jika menggabungkan menara antenanya, tinggi gedung ini mencapai 443,2m.[6] Namanya diambil dari julukan New York, yaitu Empire State. Empire State Building sempat menjadi bangunan tertinggi di dunia selama 40 tahun, sejak selesai dibangun tahun 1931 sampai rampungnya Menara Utara World Trade Center pada tahun 1972. Pasca-serangan 11 September tahun 2001, Empire State Building kembali menjadi bangunan tertinggi di New York (bukan di Amerika Serikat atau dunia). Empire State Building lagi-lagi menjadi bangunan tertinggi kedua di New York pada tanggal 30 April 2012 setelah One World Trade Center yang baru mengalahkan tingginya.[10] Empire State Building saat ini merupakan pencakar langit rampung tertinggi ketiga di Amerika Serikat (setelah Menara Willis dan Trump International Hotel and Tower di Chicago) dan tertinggi ke-22 di dunia. Gedung ini juga merupakan struktur berdiri bebas tertinggi keempat di Amerika.", "question_text": "Berapa ketinggian Empire State Building?", "answers": [{"text": "443,2m", "start_byte": 276, "limit_byte": 282}]} {"id": "735137575228008126-1", "language": "indonesian", "document_title": "Satelit", "passage_text": "Satelit buatan manusia pertama adalah Sputnik 1, diluncurkan oleh Soviet pada tanggal 4 Oktober 1957, dan memulai Program Sputnik Rusia, dengan Sergei Korolev sebagai kepala disain dan Kerim Kerimov sebagai asistennya. Peluncuran ini memicu lomba ruang angkasa (space race) antara Soviet dan Amerika.", "question_text": "Negara manakah yang pertama kali mengirim satelit ke luar angkasa ?", "answers": [{"text": "Soviet", "start_byte": 66, "limit_byte": 72}]} {"id": "-4890437247338376952-26", "language": "indonesian", "document_title": "Teuku Umar", "passage_text": "Februari 1899, Jenderal Van Heutsz mendapat laporan dari mata-matanya mengenai kedatangan Teuku Umar di Meulaboh, dan segera menempatkan sejumlah pasukan yang cukup kuat diperbatasan Meulaboh. Malam menjelang 11 Februari 1899 Teuku Umar bersama pasukannya tiba di pinggiran kota Meulaboh. Pasukan Aceh terkejut ketika pasukan Van Heutsz mencegat. Posisi pasukan Umar tidak menguntungkan dan tidak mungkin mundur. Satu-satunya jalan untuk menyelamatkan pasukannya adalah bertempur.\nDalam pertempuran itu Teuku Umar gugur terkena peluru musuh yang menembus dadanya.", "question_text": "apakah penyebab kematian Teuku Umar?", "answers": [{"text": "peluru musuh yang menembus dadanya", "start_byte": 528, "limit_byte": 562}]} {"id": "-3263092949934103830-44", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi Timur", "passage_text": "Pergumulan lama dengan Takhta Suci berlanjut; kali ini diakibatkan oleh perebutan kekuasaan religius atas Bulgaria yang baru dikristenkan. Akibatnya, Tsar Simeon I melancarkan invasi pada tahun 894, tetapi berhasil dihentikan melalui diplomasi Romawi Timur, yang memohon bantuan dari bangsa Hongaria. Romawi Timur akhirnya dikalahkan dalam Pertempuran Bulgarophygon (896) dan diharuskan membayar upeti kepada bangsa Bulgaria. Selanjutnya (912), Simeon berhasil memaksa Romawi Timur menganugerahinya takhta basileus (kaisar) Bulgaria dan membuat Kaisar Konstantinus VII menikahi salah satu putri Simeon. Ketika pemberontakan di Konstantinopel menghambat upaya ini, Simeon menyerang Trakia dan menaklukkan Adrianopel.[63]", "question_text": "Apa faktor utama penyebab Peperangan Romawi Timur-Bulgaria?", "answers": [{"text": "perebutan kekuasaan religius", "start_byte": 72, "limit_byte": 100}]} {"id": "1662696690897326890-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kabupaten dan kota di Jawa Tengah", "passage_text": "Provinsi Jawa Tengah, Indonesia terdiri atas 29 kabupaten dan 6 kota. Ibu kotanya adalah Semarang.\nBerikut adalah daftar kabupaten dan kota di Jawa Tengah, beserta ibu kota kabupaten mereka.", "question_text": "berapakah jumlah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "29", "start_byte": 45, "limit_byte": 47}]} {"id": "-169397701666113241-4", "language": "indonesian", "document_title": "Arthur Percival", "passage_text": "Percival awalnya disekolahkan di Bengeo dan pada tahun 1901 dikirim bersama kakaknya ke Sekolah Rugby. Percival belajar bahasa Yunani dan Latin tetapi tidak dianggap oleh gurunya sebagai seorang pelajar yang bagus dalam pelajaran klasik. Pada tahun 1906, Percival meninggalkan sekolah dengan sertifikat sekolah tinggi.", "question_text": "Apa pendidikan terakhir LetJend. Arthur Ernest Percival?", "answers": [{"text": "sekolah tinggi", "start_byte": 303, "limit_byte": 317}]} {"id": "-8341400068717576929-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Kemitraan Ekonomi Komprehensif Indonesia dan Uni Eropa", "passage_text": "Hubungan Indonesia dengan Uni Eropa secara umum diatur dalam Partnership and Cooperation Agreement yang ditandatangani pada 9 November 2009 dan mulai berlaku sejak 1 Mei 2014.[2] Perjanjian ini memberikan landasan untuk mengadakan dialog politik dan kerja sama sektoral secara teratur dan membawa hubungan bilateral ke tingkat yang lebih tinggi. Dengan status sebagai negara berpendapatan rendah-menengah, Indonesia masih menikmati perlakuan khusus berupa tarif rendah untuk sejumlah produk di bawah skema EU Generalized Scheme of Preferences (Skema Preferensi Umum Uni Eropa). Namun, fasilitas ini akan dihapus jika status Indonesia meningkat dari negara berpendapatan rendah-menengah tersebut. Oleh karena itu, Indonesia harus segera merundingkan sebuah CEPA dengan Uni Eropa.", "question_text": "Kapan Perjanjian Kemitraan Ekonomi Menyeluruh Indonesia dan Uni Eropa ditandatangani?", "answers": [{"text": "9 November 2009", "start_byte": 124, "limit_byte": 139}]} {"id": "5199215693061733017-2", "language": "indonesian", "document_title": "Perseta Tulungagung", "passage_text": "Perseta kali pertama didirikan pada tahun 1970 dengan nama Persit Tulungagung dan memiliki julukan Kera Warek. Kera Warek (Macaca fascicularis) merupakan fauna identitas Kabupaten Tulungagung. Persit diberi julukan Kera Warek karena kera ini mempunyai kecerdikan, kelincahan, dan kecepatan, sehingga Persit Tulungagung diharapkan mempunyai karakter-karakter tersebut, yang akan menjadikan Persit sebagai klub yang produktif dan berprestasi.", "question_text": "Kapan Persatuan Sepak Bola Tulungagung didirikan?", "answers": [{"text": "1970", "start_byte": 42, "limit_byte": 46}]} {"id": "-6518895912230692042-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tutur Tinular (sinetron 2011)", "passage_text": "Arya Kamandanu (diperankan oleh Rico Verald) adalah tokoh utama cerita ini. Ia menyamar menjadi Bandhawa saat hendak menyerang Istana Manguntur. Sampai di Manguntur, ia bertemu dengan Nari Ratih (Griffiths Anna) dan Galuh Palastri (Rosnita Putri). Arya Kamandanu memilih Nari Ratih. Namun, hubungan mereka harus dilintasi oleh Dyah Ayu Laksmi (Diyanah Hardoyo) dan Arya Dwipangga (Ridwan Ghani). Pada akhirnya, cinta Arya Kamandanu berakhir dengan seorang bidadari utusan Bathara Wisnu bernama Dewi Nalini Wangi Kedaton (Rosnita Putri) yang wajahnya mirip dengan Galuh Palastri.", "question_text": "Siapa pemeran utama Tutur Tinular versi 2011?", "answers": [{"text": "Arya Kamandanu", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-5939075047891879661-0", "language": "indonesian", "document_title": "Institut Teknologi Bandung", "passage_text": "\nInstitut Teknologi Bandung (ITB) adalah sebuah perguruan tinggi negeri yang berkedudukan di Kota Bandung. Nama ITB diresmikan pada tanggal 2 Maret 1959[1]. Sejak tanggal 14 Oktober 2013 ITB menjadi Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (PTN BH) yang memiliki otonomi pengelolaan dalam akademik dan non-akademik.[2] ITB telah memiliki 27 program studi yang terakreditasi secara internasional (sebelas dari ABET, sebelas dari ASIIN).[3][4][5]", "question_text": "Apa nama universitas pertama di Bandung?", "answers": [{"text": "Institut Teknologi Bandung", "start_byte": 1, "limit_byte": 27}]} {"id": "7677987597712763529-5", "language": "indonesian", "document_title": "MIS Miftahul Jannah", "passage_text": "MI Miftahul Jannah Cijantung, di bawah Yayasan Miftahul Jannah Cijantung, salah satu Yayasan milik masyarakat Cijantung dan sekitarnya. Sejarah berdirinya MI-MJ diawali berdirinya Madrasah Diniyah Miftahul Jannah Cijantung berdiri Tahun 1982. Para Tokoh pendiri Yayasan Miftahul Jannah Cijantung diantaranya mereka adalah: H. Momon rusman, H. Entong Sadeli, H. Uuh Sumantri, Drs. H. Sutia Angga Dihardja, H. Enung Nursan (Mantan Lurah Cijantung), H. Endang Darwis, BA, Zambreto Tanjung, H.Amil, Prof. Dr.Ir. H.M. Amin Aziz, M.Sc., Drs. H. Aos Hasan Rosyid, KH.M.A. Badruddin dan beberapa tokoh masyarakat Cijantung lainya.", "question_text": "Siapa yang mendirikan MIS Miftahul Jannah?", "answers": [{"text": "H. Momon rusman, H. Entong Sadeli, H. Uuh Sumantri, Drs. H. Sutia Angga Dihardja, H. Enung Nursan (Mantan Lurah Cijantung), H. Endang Darwis, BA, Zambreto Tanjung, H.Amil, Prof. Dr.Ir. H.M. Amin Aziz, M.Sc., Drs. H. Aos Hasan Rosyid, KH.M.A. Badruddin dan beberapa tokoh masyarakat Cijantung lainya", "start_byte": 323, "limit_byte": 621}]} {"id": "304576567121747363-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Bangka Belitung", "passage_text": "Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (disingkat Babel) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terdiri dari dua pulau utama yaitu Pulau Bangka dan Pulau Belitung serta pulau-pulau kecil seperti P. Lepar, P. Pongok, P. Mendanau dan P. Selat Nasik, total pulau yang telah bernama berjumlah 470 buah dan yang berpenghuni hanya 50 pulau. Bangka Belitung terletak di bagian timur Pulau Sumatera, dekat dengan Provinsi Sumatera Selatan. Bangka Belitung dikenal sebagai daerah penghasil timah, memiliki pantai yang indah dan kerukunan antar etnis. Ibu kota provinsi ini ialah Pangkalpinang. Pemerintahan provinsi ini disahkan pada tanggal 9 Februari 2001. Setelah dilantiknya Pj. Gubernur yakni H. Amur Muchasim, SH (mantan Sekjen Depdagri) yang menandai dimulainya aktivitas roda pemerintahan provinsi.", "question_text": "Ada berapa pulau di Kepulauan Bangka Belitung?", "answers": [{"text": "470", "start_byte": 287, "limit_byte": 290}]} {"id": "-6286390144090174619-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "Kapan internet pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 105, "limit_byte": 109}]} {"id": "1931216930969889786-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rodosena", "passage_text": "Rodosena, secara formal dikenal sebagai bis(η5-siklopentadienil)rodium(II), adalah suatu senyawa kimia dengan rumus [Rh(C5H5)2]. Setiap molekul mengandung sebuah atom rodium yang terikat di antara dua sistem aromatik planar dari lima atom karbon yang dikenal sebagai cincin siklopentadienil dalam suatu penataan sandwich. Senyawa ini adalah suatu senyawa organologam karena memiliki ikatan kovalen rodium–karbon (haptis).[2] Radikal [Rh(C5H5)2] ditemukan pada suhu diatas 150°C atau ketika dijebak melalui pendinginan pada suhu nitrogen cair (−196°C). Pada suhu ruangan, pasangan radikal ini bergabung melalui cincin siklopentadienil mereka untuk membentuk dimer, suatu padatan kuning.[1][3][4]", "question_text": "Dimana Rodosena dapat ditemukan?", "answers": [{"text": "pada suhu diatas 150°C atau ketika dijebak melalui pendinginan pada suhu nitrogen cair (−196°C)", "start_byte": 458, "limit_byte": 557}]} {"id": "-3420961182185950254-0", "language": "indonesian", "document_title": "Friends", "passage_text": "Friends adalah sebuah serial komedi situasi televisi buatan Amerika Serikat tentang kehidupan enam orang sahabat.(Phoebe, Ross, Monica, Chandler, Rachel dan Joey). yang tinggal di Manhattan, New York. Acara ini disiarkan dari tahun 1994 sampai 2004 di Amerika Serikat dan kemudian diikuti oleh berbagai stasiun televisi di negara-negara lain. Program ini diciptakan oleh David Crane dan Marta Kauffman serta diproduksi oleh Bright/Kauffman/Crane Productions bekerja sama dengan Warner Bros. untuk NBC.", "question_text": "Siapakah tokoh utama serial Friends ?", "answers": [{"text": "Phoebe, Ross, Monica, Chandler, Rachel dan Joey", "start_byte": 114, "limit_byte": 161}]} {"id": "3305755751472598439-5", "language": "indonesian", "document_title": "Situs Karangkamulyan", "passage_text": "Kawasan yang luasnya kurang lebih 25 Ha ini menyimpan berbagai benda-benda yang diduga mengandung sejarah tentang Kerajaan Galuh yang sebagian besar berbentuk batu. Batu-batu ini letaknya tidaklah berdekatan tetapi menyebar dengan bentuknya yang berbeda-beda. Batu-batu ini berada di dalam sebuah bangunan yang strukturnya terbuat dari tumpukan batu yang bentuknya hampir sama. Struktur bangunan ini memiliki sebuah pintu sehingga menyerupai sebuah kamar.", "question_text": "berapakah luas Situs Karangkamulyan?", "answers": [{"text": "25 Ha", "start_byte": 34, "limit_byte": 39}]} {"id": "-7655255561134872865-1", "language": "indonesian", "document_title": "Alexander Graham Bell", "passage_text": "Bell umumnya dikenal sebagai penemu telepon tahun 1876 di Amerika Serikat,[1] tetapi menurut Kongres AS pada Juni 2002 menetapkan bahwa Antonio Meucci-lah yang menemukan telepon. Walaupun Alexander Graham Bell penemu telepon, dia tidak pernah menelepon istri dan ibunya karena mereka tunarungu", "question_text": "Siapakah yang menciptakan telepon pertama kali ?", "answers": [{"text": "Alexander Graham Bell", "start_byte": 188, "limit_byte": 209}]} {"id": "-7955427100712782184-3", "language": "indonesian", "document_title": "Salim Kancil", "passage_text": "Atas nihilnya tanggapan dari aparat, Salim pun kemudian membentuk Forum Komunikasi Masyarakat Peduli Desa Selok Awar-awar (FORUM) yang terdiri dari 11 warga untuk angkatan pertama, yakni Tosan, Iksan Sumar, Ansori, Sapari, Abdul Hamid, Turiman, Muhammad Hariyadi, Rosyid, Mohammad Imam, dan Ridwan. Mereka mulai melakukan gerakan advokasi protes perihal penambangan pasir yang mengakibatkan rusaknya lingkungan di desa Selok Awar-awar, dengan cara bersurat kepada Pemerintahan Desa Selok Awar-Awar, Pemerintahan Kecamatan Pasirian bahkan kepada Pemerintahan Kabupaten Lumajang.\nPada Juni, kelompok ini menyurati Bupati Lumajang As'at Malik untuk meminta audiensi tentang penolakan tambang pasir, tapi tidak mendapatkan tanggapan.\nPada 9 September 2015, FORUM melakukan aksi damai dengan cara memberhentikan aktivitas penambangan pasir dan truk muatan pasir di Balai Desa Selok Awar-Awar yang menghasilkan surat pernyataan dari Kepala desa Selok Awar-Awar untuk menghentikan penambangan pasir.\nPada hari yang sama, Salim dan warga yang menolak tambang pasir tersebut mengaku mendapat ancaman pembunuhan. Menurut mereka pengirimnya adalah tim 12 yang diketuai Desir.\nWarga melaporkannya kepada aparat, tapi sekali lagi, tidak mendapatkan tanggapan.\n25 September 2015, FORUM merencanakan aksi penolakan tambang pasir pada Sabtu, 26 September pukul 07:30 pagi.\n26 September 2015, Tosan, rekan Salim, mulai aksi pada pukul 07:00 dengan menyebar selebaran aksi damai tolak tambang di depan rumahnya bersama Imam. Kemudian ada satu orang yang melintas dan membaca selebaran tersebut sambil memarahi Tosan dan Imam. Enam puluh menit kemudian, Salim didatangi oleh puluhan orang di rumahnya. Ia diseret ke Balai Desa dan dianiaya hingga meninggal dunia.", "question_text": "Kapan Salim Kancil meninggal?", "answers": [{"text": "26 September 2015", "start_byte": 1357, "limit_byte": 1374}]} {"id": "3135331473825330561-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taylor Swift (album Taylor Swift)", "passage_text": "Taylor Swift adalah album studio debut eponymous oleh penyanyi-penulis lagu country pop Amerika Taylor Swift. Album ini dirilis pada akhir tahun 2006 ketika Swift baru berusia 16 tahun, dengan Big Machine Records. Swift menulis lagu untuk album tersebut selama dia mahasiswa tahunan sekolah tinggi dan telah menulis kredit pada semua lagu album termasuk yang ditulis bersama Liz Rose. Swift bereksperimen untuk merekam album dengan beberapa produser album, akhirnya memilih produsen album demo, Nathan Chapman. Secara musikal, album musik country ini dengan gaya dan lirik, itu berbicara tentang hubungan romantis, Swift menulis dari mengamati hubungan pasangan sebelum berada di salah satu.", "question_text": "Apa nama album pertama Taylor Swift ?", "answers": [{"text": "Taylor Swift", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-4775171837185650692-2", "language": "indonesian", "document_title": "Albatros", "passage_text": "Albatros merupakan burung yang tinggal dalam koloni, memiliki kebiasaan membuat sarang di pulau terpencil di tengah samudra, kadang bercampur dengan beberapa spesies. Burung ini memiliki kebiasaan monogami dengan mempertahankan pasangan seumur hidupnya. Musim berbiak dapat memakan waktu lebih dari satu tahun mulai dari bertelur, dengan satu butir telur untuk satu musim berbiak. Seekor albatros laysan yang diberinama \"Wisdom\" yang ditemukan di Kepulauan Midway dianggap sebagai burung liar berumur paling tua di dunia. Burung ini pertama kali ditandai pada tahun 1956 oleh Chandler Robbins.[2]", "question_text": "Dimana Albatros pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "Kepulauan Midway", "start_byte": 447, "limit_byte": 463}]} {"id": "5841423867375537131-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kontes Lagu Eurovision", "passage_text": "\n\n\n\n\nKontes Lagu Eurovision (English: Eurovision Song Contest, French: Concours Eurovision de la Chanson)[1] adalah kompetisi tahunan yang diadakan di antara negara anggota Uni Penyiaran Eropa yang aktif.", "question_text": "Apa itu Kontes Lagu Eurovision ?", "answers": [{"text": "kompetisi tahunan yang diadakan di antara negara anggota Uni Penyiaran Eropa yang aktif", "start_byte": 116, "limit_byte": 203}]} {"id": "-3207981870704613729-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnementes", "passage_text": "Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnemente atau sering disingkat sebagai Bataviasche Nouvelles adalah surat kabar modern pertama yang terbit di Hindia Belanda (sekarang Indonesia).", "question_text": "Apakah nama koran pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnemente", "start_byte": 0, "limit_byte": 48}]} {"id": "-6572331031752220081-4", "language": "indonesian", "document_title": "Uang", "passage_text": "Secara umum, uang memiliki fungsi sebagai perantara untuk pertukaran barang dengan barang, juga untuk menghindarkan perdagangan dengan cara barter. Secara lebih rinci, fungsi uang dibedakan menjadi dua yaitu fungsi asli dan fungsi turunan.", "question_text": "Apakah fungsi asli uang?", "answers": [{"text": "perantara untuk pertukaran barang dengan barang, juga untuk menghindarkan perdagangan dengan cara barter", "start_byte": 42, "limit_byte": 146}]} {"id": "-5520833129775744246-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Trenggalek", "passage_text": "Kabupaten Trenggalek, (Hanacaraka: ꦏꦧꦸꦥꦠꦺꦤ꧀​ꦠꦽꦁꦒꦭꦺꦏ꧀, Kabupatèn Trenggalèk) adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Pusat pemerintahannya berada di Kecamatan Trenggalek yang berjarak 180km dari Surabaya, ibu kota Provinsi Jawa Timur. Kabupaten ini menempati wilayah seluas 1.205,22km² yang dihuni oleh ±700.000 jiwa.[1] Letaknya di pesisir pantai selatan dan mempunyai batas wilayah sebelah utara dengan Kabupaten Ponorogo; sebelah timur dengan Kabupaten Tulungagung; sebelah selatan dengan Samudera Hindia ; dan sebelah barat dengan Kabupaten Pacitan.", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Trenggalek?", "answers": [{"text": "1.205,22km²", "start_byte": 328, "limit_byte": 340}]} {"id": "7380163325734937753-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wu Zetian", "passage_text": "Wu Zetian (simplified Chinese:武则天; traditional Chinese:武則天; pinyin:Wǔ Zétiān, 17 Februari 624 – 16 Desember 705),[3][4] juga dikenal sebagai Wu Zhao, Wu Hao, dan pada masa Dinasti Tang sebagai Tian Hou (secara harfiah bermakna \"Permaisuri Surgawi\"), adalah penguasa Tiongkok dari balik tirai sebagai permaisuri dan ibu suri dan kemudian memerintah secara resmi sebagai Maharani (kaisar wanita) dari tahun 690 sampai 705.[5]", "question_text": "Kapan Wu Zetian lahir?", "answers": [{"text": "17 Februari 624", "start_byte": 93, "limit_byte": 108}]} {"id": "-8485354282448246958-2", "language": "indonesian", "document_title": "Abjad Arab", "passage_text": "Abjad Arab (الأَبْجَدِيَّة العَرَبِيَّة al-abjadīyah al-ʻarabīyah atau الحُرُوف العَرَبِيَّة al-ḥurūf al-ʻarabīyah) atau huruf hijaiah adalah aksara bahasa Arab yang telah dikodifikasi untuk penulisan bahasa Arab. Abjad Arab ditulis dari kanan ke kiri bergaya kursif dan terdiri dari 28 huruf.", "question_text": "berapakah jumlah karakter huruf pada bahasa arab?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 338, "limit_byte": 340}]} {"id": "-3016610444054384985-29", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Jepang", "passage_text": "Dinyatakan oleh Badan Pertahanan Jepang (sekarang Kementerian Pertahanan) pada tahun 1973 (Showa 48), spesifikasi dapat warna merah bendera tersebut sebagai 5R 4/12 dan putih sebagai N9 dalam pembagian warna Munsell.[68] Dokumen tersebut diubah pada tanggal 21 Maret 2008 (Heisei 20) untuk mencocokan konstruksi bendera dengan undang-undang saat ini dan pengubahan warna-warna Munsell. Dokumen tersebut berisi daftar serat akrilik dan nilon sebagai serat yang dapat digunakan dalam konstruksi bendera yang digunakan oleh militer. Pada akrilik, warna merah adalah 5.7R 3.7/15.5 dan putih adalah N9.4; pada nilon ditetapkan 6.2R 4/15.2 untuk merah dan N9.2 untuk putih.[68] Dalam sebuah dokumen yang dinyatakan oleh Pusat Asisten Pengembangan (PAP), warna untuk Hinomaru dan lambang PAP didaftarkan sebagai DIC 156 dan CMYK 0-100-90-0.[69] Selama pembahasan mengenai Hukum Mengenai Bendera Nasional dan Lagu Kebangsaan, ada saran mengenai penggunaan merah terang(赤色,aka iro) atau dari koleksi warna Standar Industri Jepang.[70]", "question_text": "Apakah warna bendera Jepang ?", "answers": [{"text": "6.2R 4/15.2 untuk merah dan N9.2 untuk putih", "start_byte": 622, "limit_byte": 666}]} {"id": "-6317450315372894181-1", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Cambridge", "passage_text": "Catatan awal sudah tidak tersimpan lagi, namun universitas ini tumbuh dari sebuah perhimpunan sarjana di kota Cambridge, Cambridgeshire, Inggris, kemungkinan dibentuk pada tahun 1209 oleh sarjana yang kabur dari Universitas Oxford setelah bertengkar dengan penduduk kota tersebut.", "question_text": "Siapa pendiri Universitas Cambridge?", "answers": [{"text": "sarjana yang kabur dari Universitas Oxford", "start_byte": 188, "limit_byte": 230}]} {"id": "7950859108453640453-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laju cahaya", "passage_text": "Laju cahaya (kelajuan cahaya dalam ruang vakum; kecepatan cahaya), disimbolkan dengan c, adalah sebuah konstanta fisika universal yang penting dalam banyak bidang fisika. Nilai presisinya adalah 299792458meter per detik (kira-kira 3.00×108m/s), karena panjang meter didefinisikan berdasarkan konstanta ini dan standar internasional waktu.[1] Kelajuan ini merupakan kelajuan maksimum yang dapat dilajui oleh segala bentuk energi, materi, dan informasi dalam alam semesta. Kelajuan ini merupakan kelajuan segala partikel tak bermassa dan medan fisika, termasuk radiasi elektromagnetik dalam vakum. Kelajuan ini pula menurut teori modern adalah kelajuan gravitasi (kelajuan dari gelombang gravitasi). Partikel-partikel maupun gelombang-gelombang ini bergerak pada kelajuan c tanpa tergantung pada sumber gerak maupun kerangka acuan inersial pengamat. Dalam teori relativitas, c saling berkaitan dengan ruang waktu. Konstanta ini muncul pula pada persamaan fisika kesetaraan massa-energi E = mc2.[2]", "question_text": "Berapa kecepatan cahaya ?", "answers": [{"text": "299792458meter per detik", "start_byte": 195, "limit_byte": 219}]} {"id": "8491546878941322306-12", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Dinasti Zhou adalah dinasti terlama berkuasa dalam sejarah Tiongkok yang menurut Proyek Kronologi Xia Shang Zhou berkuasa antara 1046-256 SM. Dinasti ini mulai tumbuh dari lembah Sungai Kuning, di sebelah barat Shang. Penguasa Zhou, Wu Wang, berhasil mengalahkan Shang pada Pertempuran Muye. Pada masa Dinasti Zhou mulailah dikenal konsep \"Mandat Langit\" sebagai legitimasi pergantian kekuasaan,[23] dan konsep ini seterusnya berpengaruh pada hampir setiap pergantian dinasti di Tiongkok. Ibukota Zhou awalnya berada di wilayah barat, yaitu dekat kota Xi'an modern sekarang, namun kemudian terjadi serangkaian ekpansi ke arah lembah Sungai Yangtze. Dalam sejarah Tiongkok, ini menjadi awal dari migrasi-migrasi penduduk selanjutnya dari utara ke selatan.", "question_text": "Dinasti apakah yang terlama di Cina?", "answers": [{"text": "Zhou", "start_byte": 8, "limit_byte": 12}]} {"id": "-3997136313719816398-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fonologi", "passage_text": "Fonologi adalah ilmu tentang perbendaharaan bunyi-bunyi (fonem) bahasa dan distribusinya. Fonologi diartikan sebagai kajian bahasa yang mempelajari tentang bunyi-bunyi bahasa yang diproduksi oleh alat ucap manusia.[1]. Bidang kajian fonologi adalah bunyi bahasa sebagai satuan terkecil dari ujaran dengan gabungan bunyi yang membentuk suku kata.[1]", "question_text": "Apa itu Fonologi?", "answers": [{"text": "ilmu tentang perbendaharaan bunyi-bunyi (fonem) bahasa dan distribusinya", "start_byte": 16, "limit_byte": 88}]} {"id": "546162379806482384-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Republik (India)", "passage_text": "Hari Republik (bahasa Inggris: Republic Day) ialah hari raya nasional di India yang diperingati pada tanggal 26 Januari. Meskipun India telah merdeka pada tanggal 15 Agustus 1947, konstitusinya baru disahkan pada tanggal 26 Januari 1950. Sampai hari peringatan tersebut, penguasa Britania Raya masih disebut sebagai Kaisar India. Dalam konstitusi tersebut, bentuk negara republik diambil oleh India.", "question_text": "kapankah India resmi menjadi negara?", "answers": [{"text": "26 Januari 1950", "start_byte": 221, "limit_byte": 236}]} {"id": "1723669941477537176-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "negara manakah yang mempunyai jaringan Internet pertama kali?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 78, "limit_byte": 93}]} {"id": "7578600119402327518-3", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Minahasa", "passage_text": "Dari pendapat Tandean, seorang ahli bahasa dan huruf Tionghoa Kuno, 1997 datang meneliti ke Watu Pinawetengan. Melalui tulisan “Min Nan Tou” yang terdapat di batu itu, ia mengungkapkan bahwa orang Minahasa merupakan keturunan dari Raja Ming dari tanah Tionghoa yang datang berimigrasi ke Minahasa. Arti dari Min Nan Tou adalah “orang turunan Raja Ming dari pulau itu\". Tapi pendapat tersebut Lemah menurut David D.S Lumoindong, karena jika Minahasa berasal dari keturunan Dinasti Ming, maka seharusnya ilmu Pengetahuan kerajaan Ming yang sudah pada taraf yang maju seharusnya terlihat pada Peninggalan arsitektur Minahasa maupun huruf dan bahasa Tionghoa pada tahun 1200-1400, tetapi kenyataannya Sebelum Eropa datang Peninggalan zaman Ming tidak ada di Minahasa, jadi pendapat Tandean sangat lemah untuk digunakan sebagai dasar dalam penulisan sejarah dan asal usul Minahasa. Berdasarkan pendapat para ahli diantaranya A.L.C Baekman dan M.B Van Der Jack yaitu berasal dari ras Mongolscheplooi yang sama dengan pertalian Jepang dan Mongol ialah memiki lipit Mongolia dan kesamaan Warna kulit, yaitu kuning langsat. Persamaan dengan Mongol dalam sistem kepercayaan dapat dilihat pada kepercayaan tradisional Minahasa sama seperti Shamanisme Mongol. Dan juga dipimpin oleh walian (pemuka agama) yang langsung dimasuki oleh opo. Agama Shamanisme ini memang dipegang teguh secara turun temurun oleh suku Mongol. Dapat dilihat juga di Dayak, dan Korea.", "question_text": "Apa kepercayaan masyarakat Minahasa?", "answers": [{"text": "Shamanisme Mongol", "start_byte": 1235, "limit_byte": 1252}]} {"id": "-4852273445185292346-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Sambas", "passage_text": "Kabupaten Sambas (Melayu Jawi:كابوڤاتين سمباس, Hanzi: 三發縣 ; Pinyin: Sānfā xiàn, 三發 artinya Sambas dan 縣 yang artinya Kabupaten) adalah salah satu kabupaten di provinsi Kalimantan Barat. Kabupaten Sambas memiliki luas wilayah 6.395,70 km² atau 639.570 ha (4,36% dari luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat), merupakan wilayah Kabupaten yang terletak pada bagian pantai barat paling utara dari wilayah provinsi Kalimantan Barat. Panjang pantai ± 128,5km dan panjang perbatasan negara ± 97km.[1]", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Sambas?", "answers": [{"text": "6.395,70 km²", "start_byte": 254, "limit_byte": 267}]} {"id": "6775217476457081152-22", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Setelah hampir empat abad perpecahan, Dinasti Sui berhasil mempersatukan kembali Tiongkok pada tahun 589 dengan penaklukan Yang Jian, pendiri Dinasti Sui, terhadap Dinasti Chen di selatan. Periode kekuasaan dinasti ini antara lain ditandai dengan pembangunan Terusan Besar Tiongkok dan pembentukan banyak lembaga pemerintahan yang nantinya akan diadopsi oleh Dinasti Tang.", "question_text": "Dari manakah asal Dinasti Sui?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 81, "limit_byte": 89}]} {"id": "-208952698713911536-7", "language": "indonesian", "document_title": "Vasco da Gama", "passage_text": "Pada tanggal 8 Juli 1497 Vasco da Gama memimpin armada empat kapal dengan awak 170 orang dari Lisboa. Jarak yang ditempuh dalam perjalanan mengelilingi Afrika ke India dan pulang lebih jauh daripada mengelilingi khatulistiwa. Para navigator Portugal termasuk yang paling berpengalaman, Pero de Alenquer, Pedro Escobar, João de Coimbra, dan Afonso Gonçalves. Tidak diketahui secara pasti berapa banyak orang di kru masing-masing kapal tapi sekitar 55 orang kembali, dan dua kapal hilang. Dua kapal itu baru dibangun untuk pelayaran, mungkin Caravel dan kapal persediaan.", "question_text": "Kapan Vasco da Gama pertama kali mulai menjelajah ?", "answers": [{"text": "8 Juli 1497", "start_byte": 13, "limit_byte": 24}]} {"id": "99465175716025950-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pemberontakan Trunajaya", "passage_text": "Perang ini berawal dengan kemenangan pihak pemberontak: pasukan Trunajaya mengalahkan pasukan kerajaan di Gedogog (1676), lalu berhasil menduduki hampir seluruh pantai utara Jawa dan merebut keraton Mataram di Keraton Plered (1677). Raja Amangkurat I meninggal ketika melarikan diri dari keraton. Ia digantikan oleh anaknya, Amangkurat II yang meminta bantuan kepada VOC dan menjanjikan pembayaran dalam bentuk uang dan wilayah. Keterlibatan VOC berhasil membalikkan situasi. Pasukan VOC dan Mataram merebut kembali daerah Mataram yang diduduki, dan merebut ibu kota Trunajaya di Kediri (1678). Pemberontakan terus berlangsung hingga Trunajaya ditangkap VOC pada akhir 1679, dan juga kekalahan, kematian atau menyerahnya pemimpin pemberontakan lain (1679–1680). Trunajaya menjadi tawanan VOC, namun dibunuh oleh AmangkuratII saat kunjungan raja pada tahun 1680.", "question_text": "apakah penyebab kematian Raden Trunojoyo?", "answers": [{"text": "dibunuh oleh AmangkuratII", "start_byte": 801, "limit_byte": 826}]} {"id": "7694761289405812631-1", "language": "indonesian", "document_title": "George McTurnan Kahin", "passage_text": "George McTurnan Kahin dilahirkan pada tanggal 25 Januari 1918, di Baltimore, Maryland, dan tumbuh di Seattle, Washington. Ia menerima gelar B.S. dalam bidang sejarah dari Universitas Harvard pada tahun 1940.[3]", "question_text": "Dimana George McTurnan Kahin lahir ?", "answers": [{"text": "Baltimore, Maryland", "start_byte": 66, "limit_byte": 85}]} {"id": "8606889153800812138-12", "language": "indonesian", "document_title": "Sumo", "passage_text": "\nSama halnya seperti berbagai jenis olahraga gulat yang ada di seluruh dunia, sumo sudah dikenal di Jepang sejak zaman prasejarah. Pada literatur klasik Jepang abad ke-8 Masehi, bentuk awal sumo dikenal dengan sebutan Sumai. Sumo dalam bentuk yang dikenal sekarang ini mungkin berbeda dengan \"sumo\" pada zaman dulu. Pegulat sering bertarung sampai mati karena jumlah peraturan yang ada masih sedikit.", "question_text": "Kapan olahraga Sumo pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "ke-8 Masehi", "start_byte": 165, "limit_byte": 176}]} {"id": "-7580489716327746122-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah kapitalisme", "passage_text": "Sejarah kapitalisme dapat ditelusuri kembali ke bentuk awal pedagang kapitalisme dipraktikkan di Eropa Barat selama Abad Pertengahan.[1] Sejarah ini mulai berkembang menjadi bentuk modern selama Awal periode modern pada Protestan negara Eropa Utara-Barat, terutama Belanda dan Inggris. Pedagang di Amsterdam dan London menciptakan sewaan saham gabungan perusahaan yang menjalankan perniagaan dan perdagangan, dan ini menjadi awal didirikannya lembaga bursa , perbankan dan asuransi .[2]", "question_text": "Dimana kapitalisme pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "Eropa Barat", "start_byte": 97, "limit_byte": 108}]} {"id": "-895173821735642062-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "Berapakah luas dataran Pulau Jawa?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "-146861654377499740-14", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nLuas wilayah Dinasti Qing pada masa puncaknya pernah mencapai 12 juta kilometer persegi. Pada akhir abad ke-16, Ketsaran Rusia mengadakan ekspansi ke timur. Pada waktu tentara Dinasti Qing menyerbu masuk ke pedalaman, pasukan Ketsaran Rusia dengan menggunakan kesempatan itu menduduki Yaksa dan Nibuchu. Pemerintah Dinasti Qing berkali-kali menuntut agresor Ketsaran Rusia menarik diri dari wilayah Tiongkok. Tahun 1685 dan 1686, Kaisar Kangxi memerintahkan tentara Dinasti Qing dua kali menyerbu pasukan Ketsaran Rusia di Yaksa. Ketentaraan Rusia terpaksa menyetujui mengadakan perundingan untuk menyelesaikan masalah perbatasan sektor timur Tiongkok-Rusia. Tahun 1689, wakil-wakil Tiongkok dan Rusia mengadakan perundingan di Nichersink. Dan secara resmi menandatangani perjanjian perbatasan pertama, yaitu Perjanjian Nibuchu.", "question_text": "Berapa luas Kekaisaran Qing?", "answers": [{"text": "12 juta kilometer persegi", "start_byte": 63, "limit_byte": 88}]} {"id": "-5615501836403512013-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB, English: United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerjasama internasional. Badan ini merupakan pengganti Liga Bangsa-Bangsa dan didirikan setelah Perang Dunia II untuk mencegah terjadinya konflik serupa. Pada saat didirikan, PBB memiliki 51 negara anggota; saat ini terdapat 193 anggota. Selain negara anggota, beberapa organisasi internasional, dan organisasi antar-negara mendapat tempat sebagai pengamat permanen yang mempunyai kantor di Markas Besar PBB, dan ada juga yang hanya berstatus sebagai pengamat.[3] Palestina dan Vatikan adalah negara bukan anggota (non-member states) dan termasuk pengamat permanen (Tahta Suci mempunyai wakil permanen di PBB, sedangkan Palestina mempunyai kantor permanen di PBB)[4]", "question_text": "Apakah hubungan PBB denagn Perdamaian dunia?", "answers": [{"text": "Badan ini merupakan pengganti Liga Bangsa-Bangsa dan didirikan setelah Perang Dunia II untuk mencegah terjadinya konflik serupa", "start_byte": 189, "limit_byte": 316}]} {"id": "2292219886198833190-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeboman atom Hiroshima dan Nagasaki", "passage_text": "Amerika Serikat menjatuhkan bom atom di kota Hiroshima dan Nagasaki, Jepang, pada bulan Agustus 1945, tahap akhir Perang Dunia Kedua. Amerika Serikat menjatuhkan bom dengan persetujuan dari Britania Raya sebagaimana tertuang dalam Perjanjian Quebec. Dua operasi pengeboman yang menewaskan sedikitnya 129.000 jiwa ini merupakan penggunaan senjata nuklir masa perang untuk pertama dan terakhir kalinya dalam sejarah.", "question_text": "Kapan Hiroshima di Bom?", "answers": [{"text": "Agustus 1945", "start_byte": 88, "limit_byte": 100}]} {"id": "7589426860283426017-1", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Turki di Jerman", "passage_text": "Sejak 1955, Jerman Barat telah merekrut banyak guest workers atau pekerja tamu dari berbagai negara. Istilah guest workers mereka sebut sebagai gastarbeiter. Memburuknya perekonomian Jerman yang disebabkan oleh banyaknya kerugian yang mereka alami akibat kekalahannya dalam Perang Dunia II menyebabkan Jerman merekrut banyak pekerja asing. Jerman berkeyakinan bahwa perekonomian mereka tidak akan membaik apabila tidak memiliki sumber daya manusia yang baik pula. Akhirnya, Jerman membuat perjanjian dengan beberapa negara yang dikenal dengan perjanjian “Agreement on the Recuritment and Placement of Workers”[2]. Perjanjian tersebut disepakati oleh beberapa negara seperti Yunani dan Spanyol (1960), Italia (1955), Turki (1961), Morocco (1963), Portugal (1964), Tunisia (1965), serta Yoguslavia (1968). Ribuan pekerja asing dari negara-negara tersebut direkrut untuk bekerja di pabrik maupun industri-industri di Jerman. Konsep awal dari perjanjian tersebut semula hanya bertujuan untuk membiarkan pekerja tamu itu tinggal selama satu atau dua tahun, kemudian memulangkan mereka ke negaranya. Namun demikian, dalam perkembangannya, banyak di antara pekerja asing itu yang memilih untuk tinggal menetap di Jerman.[3]", "question_text": "Pada tahun orang Turki pertama kali masuk ke Jerman ?", "answers": [{"text": "1961", "start_byte": 727, "limit_byte": 731}]} {"id": "376019384220105344-4", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "\nNama Minangkabau berasal dari dua kata, minang dan kabau. Nama itu dikaitkan dengan suatu legenda yang dikenal di dalam tambo. Dari tambo tersebut, konon pada suatu masa ada satu kerajaan asing (biasa ditafsirkan sebagai Majapahit) yang datang dari laut akan melakukan penaklukan. Untuk mencegah pertempuran, masyarakat setempat mengusulkan untuk mengadu kerbau. Pasukan asing tersebut menyetujui dan menyediakan seekor kerbau yang besar dan agresif, sedangkan masyarakat setempat menyediakan seekor anak kerbau yang lapar. Dalam pertempuran, anak kerbau yang lapar itu menyangka kerbau besar tersebut adalah induknya. Maka anak kerbau itu langsung berlari mencari susu dan menanduk hingga mencabik-cabik perut kerbau besar tersebut. Kemenangan itu menginspirasikan masyarakat setempat memakai nama Minangkabau,[14] yang berasal dari ucapan \"Manang kabau\" (artinya menang kerbau). Kisah tambo ini juga dijumpai dalam Hikayat Raja-raja Pasai dan juga menyebutkan bahwa kemenangan itu menjadikan negeri yang sebelumnya bernama Pariangan menggunakan nama tersebut.[15] Selanjutnya penggunaan nama Minangkabau juga digunakan untuk menyebut sebuah nagari, yaitu Nagari Minangkabau, yang terletak di Kecamatan Sungayang, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat.", "question_text": "Apakah arti dari kata Minangkabau ?", "answers": [{"text": "menang kerbau", "start_byte": 866, "limit_byte": 879}]} {"id": "-9113722312630061562-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "apakah ibukota provinsi Kalimantan Selatan?", "answers": [{"text": "Banjarmasin", "start_byte": 132, "limit_byte": 143}]} {"id": "-456898027468380539-0", "language": "indonesian", "document_title": "Johnny & Associates", "passage_text": "Johnny & Associates, atau dikenal di Jepang sebagai Johnny's Jimusho(株式会社ジャニーズ事務所,Kabushikigaisha Janīzu jimusho, Perseroan Terbatas Kantor Johnny) adalah perusahaan bisnis hiburan yang didirikan Johnny Kitagawa pada tahun 1963 untuk melatih dan mempromosikan kelompok musik pria di Jepang. Kelompok musik terkenal yang dilahirkan perusahaan ini, termasuk SMAP,TOKIO, Kinki Kids, V6, Arashi, NEWS, Tackey & Tsubasa, KAT-TUN, dan Kanjani8.", "question_text": "Siapa yang memproduksi Arashi?", "answers": [{"text": "Johnny & Associates", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "-3567921430145741645-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Barat", "passage_text": "Kalimantan Barat (disingkat Kalbar) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Kalimantan dengan ibu kota Provinsi Kota Pontianak. Luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat adalah 146.807km² (7,53% luas Indonesia). Merupakan provinsi terluas keempat setelah Papua, Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.[1]", "question_text": "berapakah luas Provinsi Kalimantan Barat?", "answers": [{"text": "146.807km²", "start_byte": 193, "limit_byte": 204}]} {"id": "7220571584211403706-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Lisboa (2007)", "passage_text": "\nPerjanjian Lisboa (juga disebut Perjanjian Reformasi) adalah sebuah perjanjian yang disahkan pada tanggal 13 Desember 2007 di Lisboa, Portugal oleh para kepala pemerintahan negara anggota Uni Eropa. Perjanjian ini merupakan pembaruan terhadap Perjanjian Uni Eropa dan Perjanjian Pendirian Komunitas Eropa (Perjanjian Roma). Setelah ratifikasi oleh badan perundangan negara-negara anggota, perjanjian ini akan berlaku mulai Januari 2009.", "question_text": "Siapa yang terlibat dalam Perjanjian Lisboa?", "answers": [{"text": "negara anggota Uni Eropa", "start_byte": 174, "limit_byte": 198}]} {"id": "-5869161900917910114-2", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "Ada 13 kaisar yang memimpin Dinasti Han Barat (202 SM - 9) dan 13 kaisar memimpin Dinasti Han Timur (25 - 220). Antara tahun 8 sampai dengan tahun 23 ada sebuah Dinasti Xin yang didirikan oleh Wang Mang dan kemudian dilanjutkan oleh Kaisar Han Gengshi dari tahun 23 sampai dengan 25 yang masih termasuk ke dalam kekaisaran Dinasti Han Barat.", "question_text": "Berapa lama masa pemerintahan Dinasti Han Timur?", "answers": [{"text": "25 - 220", "start_byte": 101, "limit_byte": 109}]} {"id": "684837719189607074-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wartawan", "passage_text": "Wartawan atau jurnalis atau pewarta adalah seseorang yang melakukan kegiatan jurnalistik atau orang yang secara teratur menuliskan berita (berupa laporan) dan tulisannya dikirimkan/dimuat di media massa secara teratur. Laporan ini lalu dapat dipublikasi dalam media massa, seperti koran, televisi, radio, majalah, film dokumentasi, dan internet. Wartawan mencari sumber mereka untuk ditulis dalam laporannya; dan mereka diharapkan untuk menulis laporan yang paling objektif dan tidak memiliki pandangan dari sudut tertentu untuk melayani masyarakat.", "question_text": "Disebut apakah penulis berita ?", "answers": [{"text": "jurnalis", "start_byte": 14, "limit_byte": 22}]} {"id": "-6387771248842783513-5", "language": "indonesian", "document_title": "Klan Minamoto", "passage_text": "Klan Minamoto terdiri dari 21 percabangan klan yang secara garis besar dapat dibagi menjadi dua golongan: klan Minamoto yang menjadi samurai dan klan Minamoto yang menjadi kuge (aristokrat istana).", "question_text": "Berapa jumlah cabang dalam klan Minamoto?", "answers": [{"text": "21", "start_byte": 27, "limit_byte": 29}]} {"id": "8277234387584685198-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "siapakah pencipta komputer?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "3272754361120046872-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Semarang", "passage_text": "Kota Semarang dipimpin oleh wali kota Hendrar Prihadi, S.E, M.M dan wakil wali kota Ir. Hj. Hevearita Gunaryanti Rahayu. Kota ini terletak sekitar 558km sebelah timur Jakarta, atau 312km sebelah barat Surabaya, atau 621km sebalah barat daya Banjarmasin (via udara).[3] Semarang berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Kabupaten Demak di sebelah timur, Kabupaten Semarang di sebelah selatan, dan Kabupaten Kendal disebelah barat. Kota Semarang memiliki luas wilayah administratif sebesar 373,70 km persegi, sekaligus merupakan administrasi kotamadya terluas di Pulau Jawa.", "question_text": "berapakah luas Semarang ?", "answers": [{"text": "373,70 km persegi", "start_byte": 493, "limit_byte": 510}]} {"id": "-3554703762107343838-2", "language": "indonesian", "document_title": "Toyota", "passage_text": "\nToyota Motor Corporation didirikan pada September 1933 sebagai divisi mobil Pabrik Tenun Otomatis Toyoda. Divisi mobil perusahaan tersebut kemudian dipisahkan pada 27 Agustus 1937 untuk menciptakan Toyota Motor Corporation seperti saat ini.", "question_text": "Kapan Toyota Motor Corporation didirikan?", "answers": [{"text": "September 1933", "start_byte": 41, "limit_byte": 55}]} {"id": "1055997276677751064-1", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft Windows", "passage_text": "Sistem operasi Windows telah berevolusi dari MS-DOS, sebuah sistem operasi yang berbasis modus teks dan command-line. Windows versi pertama, Windows Graphic Environment 1.0 pertama kali diperkenalkan pada 10 November 1983, tetapi baru keluar pasar pada bulan November tahun 1985, yang dibuat untuk memenuhi kebutuhan komputer dengan tampilan bergambar. Windows 1.0 merupakan perangkat lunak 16-bit tambahan (bukan merupakan sistem operasi) yang berjalan di atas MS-DOS (dan beberapa varian dari MS-DOS), sehingga ia tidak akan dapat berjalan tanpa adanya sistem operasi DOS. Versi 2.x, versi 3.x juga sama. Beberapa versi terakhir dari Windows (dimulai dari versi 4.0 dan Windows NT 3.1) merupakan sistem operasi mandiri yang tidak lagi bergantung kepada sistem operasi MS-DOS. Microsoft Windows kemudian bisa berkembang dan dapat menguasai penggunaan sistem operasi hingga mencapai 90%.", "question_text": "Kapankah Windows diciptakan ?", "answers": [{"text": "10 November 1983", "start_byte": 205, "limit_byte": 221}]} {"id": "-6783165502491872976-10", "language": "indonesian", "document_title": "The Avengers (film)", "passage_text": "Mark Ruffalo sebagai Bruce Banner / Hulk", "question_text": "Siapa yang memerankan Hulk dalam serial Avengers ?", "answers": [{"text": "Mark Ruffalo", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-6845674571428817284-0", "language": "indonesian", "document_title": "Polandia", "passage_text": "\nPolandia (Polish: Polska) (secara resmi: Republik Polandia, (Polish: Rzeczpospolita Polska[lower-alpha 1] [ʐɛt͡ʂpɔˈspɔlitaˈpɔlska](listen)) adalah sebuah negara republik di Eropa Tengah yang berbatasan dengan Jerman di sebelah barat Perbatasan Oder-Neisse, Ceko, dan Slowakia di sebelah selatan, Rusia (Kaliningrad), Lituania di sebelah timur laut dan Belarus serta Ukraina di sebelah barat (Garis Curzon). Polandia adalah negara anggota Uni Eropa. Ibukota Polandia dan kota terbesar adalah Warsawa.", "question_text": "Apa ibukota Polandia?", "answers": [{"text": "Warsawa", "start_byte": 501, "limit_byte": 508}]} {"id": "-3793196234523562276-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komunisme", "passage_text": "Komunisme (Latin: communis, English: common, universal)[1][2] adalah ideologi yang berkenaan dengan filosofi, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya terciptanya masyarakat komunis dengan aturan sosial ekonomi berdasarkan kepemilikan bersama alat produksi dan tidak adanya kelas sosial, uang,[3][4] dan negara.[5][6]", "question_text": "Apakah pengertian dari komunisme ?", "answers": [{"text": "ideologi yang berkenaan dengan filosofi, politik, sosial, dan ekonomi yang tujuan utamanya terciptanya masyarakat komunis dengan aturan sosial ekonomi berdasarkan kepemilikan bersama alat produksi dan tidak adanya kelas sosial, uang,[3][4] dan negara", "start_byte": 69, "limit_byte": 319}]} {"id": "-1894183801397039235-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radikal bebas", "passage_text": "Radikal bebas adalah molekul yang kehilangan satu buah elektron dari pasangan elektron bebasnya, atau merupakan hasil pemisahan homolitik suatu ikatan kovalen. Akibat pemecahan homolitik, suatu molekul akan terpecah menjadi radikal bebas yang mempunyai elektron tak berpasangan. Elektron memerlukan pasangan untuk menyeimbangkan nilai spinnya, sehingga molekul radikal menjadi tidak stabil dan mudah sekali bereaksi dengan molekul lain, membentuk radikal baru. Radikal bebas dapat dihasilkan dari hasil metabolisme tubuh dan faktor eksternal seperti asap rokok, hasil penyinaran ultra violet, zat pemicu radikal dalam makanan dan polutan lain. Penyakit yang disebabkan oleh radikal bebas bersifat kronis, yaitu dibutuhkan waktu bertahun-tahun untuk penyakit tersebut menjadi nyata. Contoh penyakit yang sering dihubungkan dengan radikal bebas adalah serangan jantung,kanker, katarak dan menurunnya fungsi ginjal. Untuk mencegah atau mengurangi penyakit kronis karena radikal bebas diperlukan antioksidan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan radikal bebas?", "answers": [{"text": "molekul yang kehilangan satu buah elektron dari pasangan elektron bebasnya, atau merupakan hasil pemisahan homolitik suatu ikatan kovalen", "start_byte": 21, "limit_byte": 158}]} {"id": "-8468198609104793209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Leonard Kleinrock", "passage_text": "Leonard Kleinrock () adalah seorang insinyur dan ilmuwan Amerika Serikat yang disebut sebagai Bapak Internet.\nSeorang profesor ilmu komputer di UCLA Henry Samueli Sekolah Teknik dan Sains, ia membuat kontribusi penting beberapa bidang jaringan komputer, khususnya untuk sisi teoretis jaringan computer.", "question_text": "siapakah pencipta internet?", "answers": [{"text": "Leonard Kleinrock", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "7250069744901724634-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Tang Gaozu", "passage_text": "Kaisar Tang Gaozu (Hanzi: 唐高祖, 566-26 Juni 635) atau yang nama aslinya Li Yuan (李渊) adalah pendiri dan kaisar pertama Dinasti Tang yang memerintah sejak 618 hingga 626. Ia tadinya adalah seorang gubernur yang mengepalai wilayah yang sekarang menjadi Provinsi Shanxi. Ketika Dinasti Sui dilanda huru-hara yang berujung pada terpecahnya Tiongkok menjadi negara-negara bagian yang dikuasai para pemimpin pemberontak dan mantan pejabat Sui, Li Yuan juga melakukan hal yang sama, atas saran putra keduanya, Li Shimin, ia memberontak dan mengangkat cucu Kaisar Yang dari Sui, Yang You sebagai kaisar boneka dengan gelar Kaisar Gong dan ia sendiri sebagai walinya. Sebagian besar masa pemerintahannya dipakai untuk menaklukan pesaing-pesaingnya dalam usaha mempersatukan negara. Ia meneruskan kebijakan Kaisar Wen dari Sui, sang pendiri Dinasti Sui dan membatalkan kebijakan represif Kaisar Yang. Ia terkenal akan kemurahhatiannya pada sesama sehingga menarik banyak orang-orang berbakat bekerja padanya. Ia membagi-bagikan tanah secara adil pada orang-orang yang membantunya dan menurunkan pajak sehingga mengurangi beban hidup rakyat yang sudah lelah akibat perang berlarut-larut pasca keruntuhan Sui. Sayangnya kesuksesannya dalam karier politik tidak dibarengi dengan kesuksesan dalam rumah tangganya. Ia tidak mampu mencegah perselisihan antara putra-putranya dan cenderung bertindak berat sebelah di bawah pengaruh selir-selirnya. Konflik dalam keluarga ini berujung pertumpahan darah dalam Kudeta di Gerbang Xuanwu di mana Li Shimin membunuh kakaknya, putra mahkota Li Jiancheng dan adiknya, Li Yuanji yang mendukung sang putra mahkota. Ia akhirnya menuruti tuntuan Li Shimin untuk mengangkatnya sebagai putra mahkota dan turun tahta sebulan setelah kudeta itu, ia menghabiskan sisa hidupnya sebagai purna-kaisar (太上皇,taishanghuang) hingga mangkatnya tahun 635.", "question_text": "Kapan Kaisar Tang Gaozu meninggal ?", "answers": [{"text": "26 Juni 635", "start_byte": 41, "limit_byte": 52}]} {"id": "4494853785568080497-2", "language": "indonesian", "document_title": "Maulid Nabi Muhammad", "passage_text": "\nMaulid Nabi Muhammad SAW kadang-kadang Maulid Nabi atau Maulud saja (Arab: مولد النبي‎, Mawlid an-Nabī), adalah peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW, yang di Indonesia perayaannya jatuh pada setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan Hijriyah. Kata maulid atau milad dalam bahasa Arab berarti hari lahir. Perayaan Maulid Nabi merupakan tradisi yang berkembang di masyarakat Islam jauh setelah Nabi Muhammad SAW wafat. Secara subtansi, peringatan ini adalah ekspresi kegembiraan dan penghormatan kepada Nabi Muhammad.", "question_text": "Kapankah kelahiran nabi Muhammad ?", "answers": [{"text": "12 Rabiul Awal", "start_byte": 222, "limit_byte": 236}]} {"id": "7171287545848490462-17", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi", "passage_text": "Pemerintahan di Sulawesi dibagi menjadi enam provinsi berdasarkan urutan pembentukannya yaitu provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Gorontalo, dan Sulawesi Barat. Sulawesi Tengah merupakan provinsi terbesar dengan luas wilayah daratan 68,033 kilometer persegi dan luas laut mencapai 189,480 kilometer persegi yang mencakup semenanjung bagian timur dan sebagian semenanjung bagian utara serta Kepulauan Togean di Teluk Tomini dan pulau-pulau di Banggai Kepulauan di Teluk Tolo. Sebagian besar daratan di provinsi ini bergunung-gunung (42.80% berada di atas ketinggian 500 meter dari permukaan laut) dan Katopasa adalah gunung tertinggi dengan ketinggian 2.835 meter dari permukaan laut.", "question_text": "Berapa jumlah provinsi di Sulawesi ?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 40, "limit_byte": 44}]} {"id": "4282112212533618683-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kode area dunia", "passage_text": "401 - Albania\n402 - Andorra\n403 - Austria\n405 - Armenia\n407 - Azerbaijan\n409 - Belgia\n410 - Bosnia dan Herzegovina\n411 - Bulgaria\n413 - Belarus\n415 - Kroasia\n418 - Republik Ceko\n419 - Denmark\n422 - Estonia\n425 - Finlandia\n427 - Perancis\n429 - Jerman\n431 - Gibraltar (Britania Raya)\n432 - Georgia\n433 - Yunani\n437 - Hungaria\n439 - Islandia\n441 - Irlandia\n450 - Italia\n451 - Latvia\n452 - Lithuania\n453 - Liechtenstein\n454 - Luxembourg\n455 - Makedonia\n456 - Malta\n457 - Moldova\n458 - Monako\n459 - Montenegro\n461 - Belanda\n465 - Norwegia\n467 - Polandia\n469 - Portugal\n473 - Rumania\n475 - Rusia (bagian Eropa)\n479 - San Marino\n480 - Serbia\n481 - Slovenia\n482 - Spanyol\n483 - Slowakia\n484 - Swedia\n486 - Swiss\n488 - Ukrania\n493 - Britania Raya (termasuk Inggris, Skotlandia, Wales dan Irlandia Utara)", "question_text": "apakah kode telepon belanda?", "answers": [{"text": "461", "start_byte": 505, "limit_byte": 508}]} {"id": "5024459353329814433-15", "language": "indonesian", "document_title": "Airlangga", "passage_text": "Berdasarkan cerita rakyat, putri mahkota Airlangga menolak menjadi raja dan memilih hidup sebagai pertapa bernama Dewi Kili Suci. Nama asli putri tersebut dalam prasasti Cane (1021) sampai prasasti Turun Hyang (1035) adalah Sanggramawijaya Tunggadewi. Menurut Serat Calon Arang, Airlangga kemudian bingung memilih pengganti karena kedua putranya bersaing memperebutkan takhta. Mengingat dirinya juga putra raja Bali, maka ia pun berniat menempatkan salah satu putranya di pulau itu. Gurunya yang bernama Mpu Bharada berangkat ke Bali mengajukan niat tersebut namun mengalami kegagalan. Fakta sejarah menunjukkan Udayana digantikan putra keduanya yang bernama Marakata sebagai raja Bali, dan Marakata kemudian digantikan adik yang lain yaitu Anak Wungsu.", "question_text": "siapakah penerus Erlangga?", "answers": [{"text": "Marakata sebagai raja Bali, dan Marakata kemudian digantikan adik yang lain yaitu Anak Wungsu", "start_byte": 659, "limit_byte": 752}]} {"id": "-8385971067132854178-25", "language": "indonesian", "document_title": "Lampung", "passage_text": "Provinsi Lampung memiliki luas 35.376,50km² dan terletak di antara 105°45'-103°48' BT dan 3°45'-6°45' LS. Daerah ini di sebelah barat berbatasan dengan Samudera Hindia, di sebelah timur dengan Laut Jawa, di sebelah utara berbatasan dengan provinsi Sumatera Selatan, dan di sebelah selatan berbatasan dengan Selat Sunda.\nBeberapa pulau termasuk dalam wilayah Provinsi Lampung, yang sebagian besar terletak di Teluk Lampung, di antaranya: Pulau Darot, Pulau Legundi, Pulau Tegal, Pulau Sebuku, Pulau Ketagian, Pulau Sebesi, Pulau Poahawang, Pulau Krakatau, Pulau Putus dan Pulau Tabuan. Ada juga Pulau Tampang dan Pulau Pisang di yang masuk ke wilayah Kabupaten Lampung Barat.", "question_text": "Berapa luas Provinsi Lampung?", "answers": [{"text": "35.376,50km²", "start_byte": 31, "limit_byte": 44}]} {"id": "-3042382605896174408-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Trebizond", "passage_text": "Secara geografis, wilayah Kekaisaran Trebizond tidak pernah lebih dari daerah di pantai selatan Laut Hitam.", "question_text": "Dimanakah letak kekaisaran Trebizond?", "answers": [{"text": "pantai selatan Laut Hitam", "start_byte": 81, "limit_byte": 106}]} {"id": "3250400344068536750-13", "language": "indonesian", "document_title": "Filipina", "passage_text": "Filipina tediri dari 7.107 pulau dengan luas total daratan diperkirakan 343.448km². Negara ini terletak antara 116° 40', dan 126° 34' BT, dan 4° 40', dan 21° 10' LU. Di timur dia berbatasan dengan Laut Filipina, di barat dengan Laut Tiongkok Selatan, dan di selatan dengan Laut Sulawesi. Pulau Borneo terletak beberapa ratus kilometer di barat daya, dan Taiwan di utara. Maluku, dan Sulawesi di selatan, dan di timur adalah Palau. Filipina memiliki garis pantai sepanjang 36.289km (22.549mil) yang menjadikannya negara dengan garis pantai terpanjang kelima di dunia.", "question_text": "berapakah luas Filipina?", "answers": [{"text": "343.448km²", "start_byte": 72, "limit_byte": 83}]} {"id": "1858436955635534788-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Paskah", "passage_text": "\n\nPulau Paskah (bahasa Polinesia: Rapa Nui, bahasa Spanyol: Isla de Pascua) adalah sebuah pulau milik Chili yang terletak di selatan Samudra Pasifik. Walaupun jaraknya 3.515km sebelah barat Chili Daratan, secara administratif ia termasuk dalam Provinsi Valparaiso. Pulau Paskah berbentuk seperti segitiga. Daratan terdekat yang berpenghuni ialah Pulau Pitcairn yang jaraknya 2.075km sebelah barat. Luas Pulau Paskah sebesar 163,6km². Menurut sensus 2002, populasinya berjumlah 3.791 jiwa yang mayoritasnya menetap di ibukota Hanga Roa. Pulau ini terkenal dengan banyaknya patung-patung (moai), patung berusia 400 tahun yang dipahat dari batu yang kini terletak di sepanjang garis pantai.", "question_text": "Apakah ibukota Pulau Paskah?", "answers": [{"text": "Hanga Roa", "start_byte": 526, "limit_byte": 535}]} {"id": "1041156217101080733-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Banjar", "passage_text": "Kerajaan Banjar adalah sebuah kesultanan wilayahnya saat ini termasuk ke dalam provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Wilayah Banjar yang lebih luas terbentang dari Tanjung Sambar sampai Tanjung Aru. Kesultanan ini semula beribukota di Banjarmasin kemudian dipindahkan ke beberapa tempat dan terkahir diMartapura. Ketika beribukota di Martapura disebut juga Kerajaan Kayu Tangi.[21]", "question_text": "Berapa luas kerajaan Banjar?", "answers": [{"text": "terbentang dari Tanjung Sambar sampai Tanjung Aru", "start_byte": 150, "limit_byte": 199}]} {"id": "-3549497388650937894-0", "language": "indonesian", "document_title": "Steve Jobs", "passage_text": "Steven Paul \"Steve\" Jobs () adalah seorang tokoh bisnis dan penemu dari Amerika Serikat. Ia adalah pendiri pendamping,[10] ketua, dan mantan CEO Apple Inc.[11][12] Jobs juga sebelumnya menjabat sebagai pejabat eksekutif Pixar Animation Studios; ia menjadi anggota dewan direktur The Walt Disney Company pada tahun 2006, setelah pengambilan alih Pixar oleh Disney. Namanya dicantumkan sebagai produser eksekutif dalam film Toy Story tahun 1995.[13]", "question_text": "Siapakah pendiri Apple Computer?", "answers": [{"text": "Steven Paul \"Steve\" Jobs", "start_byte": 0, "limit_byte": 24}]} {"id": "-6715481977860055188-31", "language": "indonesian", "document_title": "Ekonomi", "passage_text": "\nPrinsip ekonomi merupakan pedoman untuk melakukan tindakan ekonomi yang didalamnya terkandung asas dengan pengorbanan tertentu diperoleh hasil yang maksimal.\nPrinsip ekonomi adalah dengan pengorbanan sekecil-kecilnya untuk memperoleh hasil tertentu, atau dengan pengorbanan tertentu untuk memperoleh hasil semaksimal mungkin.", "question_text": "Apakah prinsip dasar Ekonomi ?", "answers": [{"text": "pengorbanan sekecil-kecilnya untuk memperoleh hasil tertentu, atau dengan pengorbanan tertentu untuk memperoleh hasil semaksimal mungkin", "start_byte": 189, "limit_byte": 325}]} {"id": "2977929465218969265-7", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo!", "passage_text": "Pada bulan Juli 2012, Yahoo mendapatkan seorang CEO baru yang merupakan bekas salah satu petinggi saingan mereka, Google, .", "question_text": "Apa nama kompetitor Yahoo! Inc.?", "answers": [{"text": "Google", "start_byte": 114, "limit_byte": 120}]} {"id": "6270618049251352561-0", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "\nItalia (Italia), resminya Republik Italia (Italian: Repubblica Italiana[1][2][3][4], adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di Eropa[catatan 1] Terletak di jantung Laut Mediterania. Italia berbatasan dengan Prancis, Swiss, Austria, Slovenia, San Marino dan Vatikan. Italia mencakup area seluas 301.338 km² (116.347 mi²), dan dipengaruhi oleh iklim sedang dan iklim mediterania. Dilihat dari bentuknya, peta Italia berbentuk seperti sepatu bot atau di Italia sering disebut lo Stivale[5][6]. Dengan jumlah penduduk mencapai 61 juta jiwa, Italia merupakan negara anggota UE keempat yang paling banyak penduduknya.", "question_text": "Berapa luas Italia?", "answers": [{"text": "301.338 km²", "start_byte": 307, "limit_byte": 319}]} {"id": "8120946004112713315-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dupa", "passage_text": "Dupa atau hio atau kemenyan adalah sebuah material yang mengeluarkan bau wangi aroma terapi. Dupa mengeluarkan asap ketika dibakar. Banyak upacara keagamaan menggunakan dupa. Dupa juga digunakan untuk pengobatan. Dupa ada dalam berbagai bentuk dan proses, namun, dupa dapat terbagi menjadi \"pembakaran langsung\" dan \"pembakaran tidak langsung\" tergantung bagaimana dupa digunakan. Suatu bentuk tergantung dari budaya, tradisi dan rasa seseorang.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan dupa ?", "answers": [{"text": "material yang mengeluarkan bau wangi aroma terapi", "start_byte": 42, "limit_byte": 91}]} {"id": "5912229869173015380-3", "language": "indonesian", "document_title": "Spelling bee", "passage_text": "Ternyata, sebelum ada kompetisi resmi ataupun internasional dari spelling bee itu sendiri, masih banyak orang yang mengadakan kompetisi mengeja ini, sebelum kompetisi resmi tersebut diprakarsai tahun 1825. Kuncinya jelas, yaitu kamus (untuk spelling bee) yang dibuat oleh Noah Webster pada tahun tersebut. Pertama kali dipublikasikan pada tahun 1786 dan sering disebut sebagai \"The blue-backed Speller\" (Kontestan berlatar-belakang warna biru). Sekarang ini, buku-buku tentang mengeja yang dipublikasikan oleh Webster, digunakan untuk mengajar ataupun belajar, bagi para murid di seantero Amerika Serikat. Sekarang, kamus kunci yang digunakan untuk berbagai kejuaraan adalah kamus yang dicetak oleh Merriam-Webster.", "question_text": "Kapan kompetisi Spelling bee pertama kali dilakukan ?", "answers": [{"text": "1825", "start_byte": 200, "limit_byte": 204}]} {"id": "6408711471710868873-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "siapakah presiden pertama republik indonesia?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "-2666922893471714610-0", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Microsoft Corporation (NASDAQ:) adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung beragam produk dan jasa terkait dengan komputer. Perusahaan ini didirikan oleh Bill Gates dan Paul Allen pada tanggal 4 April 1975. Microsoft merupakan pembuat perangkat lunak terbesar di dunia menurut pendapatannya.[3] Microsoft juga merupakan salah satu perusahaan paling bernilai di dunia.[4]", "question_text": "dimanakah Microsoft didirikan pertama kali?", "answers": [{"text": "Redmond, Washington, Amerika Serikat", "start_byte": 111, "limit_byte": 147}]} {"id": "-6370599256541579573-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Singasari", "passage_text": "Kerajaan Singasari (Hanacaraka: ꦏꦫꦠꦺꦴꦤ꧀ꦱꦶꦔ꧀ꦲꦱꦫꦶ) atau sering pula ditulis Singhasari atau Singosari, adalah sebuah kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Ken Arok pada tahun 1222.[1] Lokasi kerajaan ini sekarang diperkirakan berada di daerah Singasari, Malang.[2]", "question_text": "Kapan Kerajaan Singhasari berdiri ?", "answers": [{"text": "1222", "start_byte": 208, "limit_byte": 212}]} {"id": "-1031688131445424637-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ikan asin", "passage_text": "\nIkan asin adalah bahan makanan yang terbuat dari daging ikan yang diawetkan dengan menambahkan banyak garam. Dengan metode pengawetan ini daging ikan yang biasanya membusuk dalam waktu singkat dapat disimpan di suhu kamar untuk jangka waktu berbulan-bulan, walaupun biasanya harus ditutup rapat.Selain itu daging ikan yang diasinkan akan bertahan lebih lama dan terhindar dari kerusakan fisik akibat infestasi serangga, ulat lalat dan beberapa jasad renik perusak lainnya.", "question_text": "berapa lamakah Ikan asin bisa mengalami kadaluarsa?", "answers": [{"text": "berbulan-bulan", "start_byte": 242, "limit_byte": 256}]} {"id": "5468606357783832518-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ichiyō Higuchi", "passage_text": "Ia belajar menulis waka dari Utako Nakajima dan novel dari Tōsui Nakarai. Karya-karya utamanya, Takekurabe, Jūsan-ya, dan Nigorie diterbitkannya di tengah kehidupan ekonomi keluarga yang sulit. Sebagai penulis, kariernya sangat pendek. Ia belum genap 25 tahun ketika meninggal dunia pada tahun 1896 akibat tuberkulosa.", "question_text": "Kapan Ichiyō Higuchi meninggal ?", "answers": [{"text": "1896", "start_byte": 296, "limit_byte": 300}]} {"id": "6706513535478095237-5", "language": "indonesian", "document_title": "K.P.H. Notoprojo", "passage_text": "Dia dilahirkan di Yogyakarta, Indonesia. Ia dibesarkan di Pura Paku Alaman, dan mulai belajar gamelan pada usia lima tahun dari ayah legalnya, RW Padmowinangum, yang memimpin gamelan istana. Pendidikan formalnya diperoleh di sekolah menengah Taman Siswa, dan diperkaya oleh studi di istana.", "question_text": "Dimana Ki Tjokrowasito lahir?", "answers": [{"text": "Yogyakarta, Indonesia", "start_byte": 18, "limit_byte": 39}]} {"id": "3239237973605573792-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "Berapa luas samudera Pasifik ?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "-6820598567001671574-49", "language": "indonesian", "document_title": "Aljabar linear", "passage_text": "Yaitu sistem persamaan linear (SPL) yang semua suku konstan atau nilai ruas kanannya adalah nol.", "question_text": "Apa itu Sistem Persamaan Linear Homogen?", "answers": [{"text": "persamaan linear (SPL) yang semua suku konstan atau nilai ruas kanannya adalah nol", "start_byte": 13, "limit_byte": 95}]} {"id": "-7567210074059860272-0", "language": "indonesian", "document_title": "Inframerah", "passage_text": "Inframerah adalah radiasi elektromagnetik dari panjang gelombang lebih panjang dari cahaya tampak, tetapi lebih pendek dari radiasi gelombang radio. Namanya berarti \"bawah merah\" (dari bahasa Latin infra, \"bawah\"), merah merupakan warna dari cahaya tampak dengan gelombang terpanjang. Radiasi inframerah memiliki jangkauan tiga \"order\" dan memiliki panjang gelombang antara 700 nm dan 1mm. Inframerah ditemukan secara tidak sengaja oleh Sir William Herschell, astronom kerajaan Inggris ketika ia sedang mengadakan penelitian mencari bahan penyaring optis yang akan digunakan untuk mengurangi kecerahan gambar matahari pada teleskop tata surya", "question_text": "siapakah penemu inframerah?", "answers": [{"text": "Sir William Herschell", "start_byte": 437, "limit_byte": 458}]} {"id": "4027737867903268081-0", "language": "indonesian", "document_title": "Planet", "passage_text": "Planet atau bintang siarah (fromAncient Greek αστήρ πλανήτης (astēr planētēs), meaning 'bintang pengelana') adalah benda astronomi yang mengorbit sebuah bintang atau sisa bintang yang cukup besar untuk memiliki gravitasi sendiri, tidak terlalu besar untuk menciptakan fusi termonuklir, dan telah \"membersihkan\" daerah sekitar orbitnya yang dipenuhi planetesimal.[lower-alpha 1][1][2]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan planet ?", "answers": [{"text": "benda astronomi yang mengorbit sebuah bintang atau sisa bintang yang cukup besar untuk memiliki gravitasi sendiri", "start_byte": 131, "limit_byte": 244}]} {"id": "5553029844062874596-2", "language": "indonesian", "document_title": "Vitamin", "passage_text": "Terdapat 13 jenis vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh untuk dapat bertumbuh dan berkembang dengan baik. Vitamin tersebut antara lain vitamin A, C, D, E, K, dan B (tiamin, riboflavin, niasin, asam pantotenat, biotin, vitamin B6, vitamin B12, dan folat).[3] Walau memiliki peranan yang sangat penting, tubuh hanya dapat memproduksi vitamin D dan vitamin K dalam bentuk provitamin yang tidak aktif. Sumber berbagai vitamin ini dapat berasal dari makanan, seperti buah-buahan, sayuran, dan suplemen makanan.[3]", "question_text": "Berapa jenis Vitamin?", "answers": [{"text": "13", "start_byte": 9, "limit_byte": 11}]} {"id": "-3104876492971818080-1", "language": "indonesian", "document_title": "Detasemen Bravo 90", "passage_text": "Satuan Bravo 90 memiliki Motto: Catya Wihikan Awacyama Kapala artinya Setia, Terampil, Berhasil", "question_text": "Apakah moto Satuan Bravo 90?", "answers": [{"text": "Catya Wihikan Awacyama Kapala", "start_byte": 32, "limit_byte": 61}]} {"id": "-4891423765760330169-2", "language": "indonesian", "document_title": "Jujun Junaedi", "passage_text": "[2]\nJujun Junaedi lahir di Garut, tepatnya di 1 juni 1971 silam. Lahir di dusun Sangoraja, desa Sirnagalih, kecamatan Sukawening, Garut. Ia adalah anak tunggal dari pasangan Affandi dan Nunung Wasfiyah, yang biasa dipanggil Nyi Mas Eoh. Ayahnya adalah seorang duda ketika menikahi ibunya yang juga adalah seorang janda. Kakeknya dari pihak ayah adalah mandor besar dan ditakuti banyak orang, namanya aki Darnuji yang beristrikan Nini Omo. Dari pihak ibunya kakeknya bernama Aki Momon dan neneknya bernama Nini Saodah. Aki momon adalah seorang kiai yang sangat dihormati. Sementara itu nenek jujun, yakni Nini Saodah, adalah seseorang yang paling tidak bisa untuk menolak mereka yang berjualan. Kalau ada sepuluh orang yang datang berjualan kerumah, maka kesepuluh-sepuluhnnya dibeli.\nAyah Jujun adalah seorang yang tidak bisa baca tulis, bahkan sampai hari ini. Sekolah Dasar (SD) pun tidak tamat. Ibu Jujun, sebagai anak seorang kiai, memiliki pemahaman keagamaan yang bisa dikatakan lumayan. Kontras dengan ibunya, ayah Jujun adalah seorang yang buta huruf, tapi seorang yang memahami liku-liku kehidupan. Apa yang dikatakannya adalah apa yang dijalani dab diyakininya. Dari sisi spiritual, pengaruh ibu tampaknya sangat besar terhadap Jujun. Hanya, dalam soal karakter Jujun lebih dekat ke ayah. Ayah Jujun yang keras, tegas, dan agak gampang marah, dan tabiat itulah yang tampaknya diwarisi dengan sejati oleh Jujun.", "question_text": "Kapan Dr. KH. Jujun Junaedi lahir ?", "answers": [{"text": "1 juni 1971", "start_byte": 46, "limit_byte": 57}]} {"id": "-302008274795995573-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kamera", "passage_text": "Kamera berawal dari sebuah alat serupa yang dikenal dengan Kamera Obscura yang merupakan kotak kamera yang belum dilengkapi dengan film untuk menangkap gambar atau bayangan yang ditemukan oleh Ibnu Al Haitsam. Pada abad ke 16 Girolamo Cardano melengkapi kamera obscura dengan lensa pada bagian depan kamera obscura tersebut. Meski demikian, bayangan yang dihasilkan ternyata tidak tahan lama, sehingga penemuan Girolamo belum dianggap sebagai dunia fotografi. Pada tahun 1727 Johann Scultze dalam penelitiannya menemukan bahwa garam perak sangat peka terhadap cahaya namun dia belum menemukan konsep bagaimana langkah untuk meneruskan gagasannya.", "question_text": "Siapa yang menciptakan kamera pertama ?", "answers": [{"text": "Ibnu Al Haitsam", "start_byte": 193, "limit_byte": 208}]} {"id": "698784386925946336-0", "language": "indonesian", "document_title": "Matahari", "passage_text": "\nMatahari atau Surya adalah bintang di pusat Tata Surya. Bentuknya nyaris bulat dan terdiri dari plasma panas bercampur medan magnet.[1][2] Diameternya sekitar 1.392.684km,[3] kira-kira 109 kali diameter Bumi, dan massanya (sekitar 2×1030 kilogram, 330.000 kali massa Bumi) mewakili kurang lebih 99,86 % massa total Tata Surya.[4]", "question_text": "berapakah luas matahari?", "answers": [{"text": "1.392.684km", "start_byte": 160, "limit_byte": 171}]} {"id": "9194038860575701566-52", "language": "indonesian", "document_title": "Afganistan", "passage_text": "Di samping ibu kotanya Kabul, Herat, Jalalabad, Mazar-e Sharif dan Kandahar ialah kota-kota utama negara ini. Lihat juga Kota-kota di Afganistan.", "question_text": "apakah nama ibukota Afganistan ?", "answers": [{"text": "Kabul", "start_byte": 23, "limit_byte": 28}]} {"id": "-4949634254772643676-1", "language": "indonesian", "document_title": "Spidercam", "passage_text": "Pengoperasiannya menggunakan empat motor derek yang ditempatkan di setiap sudut lapangan. Operator menggunakan remote control untuk menggerakkan kamera yang dipasang pada kawat baja yang terhubung ke kamera carrier-gyro-stabil, atau dolly, dengan menggunakan sistem robot. Pergerakan bukan hanya pada kamera, tetapi juga pada penggeraknya. Hal inilah yang memungkinkan kamera mengambil angle atau sudut pengambilan gambar dari berbagai titik. Spidercam dilatih khusus oleh operator kamera yang bertanggung jawab atas semua masalah yang terjadi pada kamera.", "question_text": "Kamera jenis apakah yang digunakan oleh Operator kamera?", "answers": [{"text": "Spidercam", "start_byte": 443, "limit_byte": 452}]} {"id": "3691720685634404839-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Halmahera", "passage_text": "Halmahera (juga Jilolo atau Gilolo) adalah pulau terbesar di Kepulauan Maluku. Pulau ini merupakan bagian dari provinsi Maluku Utara, Indonesia.", "question_text": "dimanakah letak Pulau Halmahera?", "answers": [{"text": "Kepulauan Maluku", "start_byte": 61, "limit_byte": 77}]} {"id": "1895992113272246437-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surga yang Tak Dirindukan", "passage_text": "Surga yang Tak Dirindukan adalah film drama Indonesia yang dirilis pada tahun 2015. Diangkat dari novel karya Asma Nadia dengan judul sama, film ini dibintangi oleh Fedi Nuril sebagai Prasetya, seorang arsitek yang terpaksa menikahi seorang wanita depresi demi menyelamatkan nyawanya, Laudya Cynthia Bella sebagai Arini, istri dan cinta sejati Prasetya, dan Raline Shah sebagai Mei Rose, seorang wanita depresi yang diselamatkan oleh Prasetya dan menimbulkan berbagai konflik dalam rumah tangga Prasetya dan Arini.", "question_text": "Siapa yang memerankan karakter Arini ?", "answers": [{"text": "Laudya Cynthia Bella", "start_byte": 285, "limit_byte": 305}]} {"id": "-5318146959436806257-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Indus", "passage_text": "Sungai Sindhu (Sanskrit: सिन्धु Sindhu; Urdu: سندھ Sindh; Sindhi: سندھوcode: snd promoted to code: sd Sindhu; Bahasa Punjabi سندھ Sindh; Hindko سندھ Sindh; Avestan: सिन्धु Sindhu; Bahasa Pashto: ّآباسنcode: pus promoted to code: ps Abasin \"Father of Rivers\"; Bahasa Persia: سندcode: pus promoted to code: ps \"Nilou\" \"Hindu\"; Arabic: السند‎ \"Al-Sind\"; Tibetan: སེང་གེ།་གཙང་པོ,Wylie: \"Sênggê Zangbo\" \"Lion River\"; Chinese:森格藏布/狮泉河/印度河; pinyin:Sēngé Zàngbù/Shīquán Hé/Yìndù Hé; Bahasa Yunani: Ινδός Indos; Bahasa Turki: Nilab) yang sekarang lebih dikenal dengan sungai Indus adalah nama salah satu sungai besar di India. Terletak di sekitar daerah Punjab yang mana sekarang ini terbagi menjadi 2, sebagian di India dan sebagian di Pakistan. Bagi bangsa Yunani sungai ini mempunyai sejarah khusus sebagai di inti dari peradaban Veda kuno dan peradaban Lembah Sungai Indus.", "question_text": "Dimanakah letak sungai Indus?", "answers": [{"text": "sekitar daerah Punjab yang mana sekarang ini terbagi menjadi 2, sebagian di India dan sebagian di Pakistan", "start_byte": 755, "limit_byte": 861}]} {"id": "-5883397979777512113-1", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi.[1]\nBudaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1]\nBahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbeda budaya, dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan budaya ?", "answers": [{"text": "suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi", "start_byte": 14, "limit_byte": 137}]} {"id": "8539021724865060724-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinosaurus", "passage_text": "Dinosaurus adalah kelompok hewan purbakala dari klad Dinosauria. Dinosaurus pertama kali muncul pada periode Trias, sekitar 230 juta tahun yang lalu, dan merupakan vertebrata dominan selama 135 juta tahun, yang dimulai sejak periode Jura (sekitar 201 juta tahun yang lalu) hingga berakhirnya periode Kapur (65 juta tahun yang lalu), dan kemudian musnah akibat peristiwa kepunahan Kapur-Paleogen sebelum Era Mesozoikum. Studi terhadap fosil dinosaurus menunjukkan bahwa spesies burung berevolusi dari dinosaurus theropoda selama periode Jura, dan akibatnya, ribuan jenis burung yang hidup sekarang telah diklasifikasikan sebagai sub-kelompok dinosaurus oleh para paleontolog.[1] Beberapa burung yang selamat dari kepunahan 66 juta tahun yang lalu beserta keturunannya melanjutkan keberlangsungan hidup dinosaurus sampai sekarang.[2]", "question_text": "kapankah dinosaurus punah?", "answers": [{"text": "sebelum Era Mesozoikum", "start_byte": 395, "limit_byte": 417}]} {"id": "-8507563035767962119-1", "language": "indonesian", "document_title": "Inalum", "passage_text": "Perusahaan yang didirikan pada tanggal 6 Januari 1976 dengan status Penanam Modal Asing dibentuk oleh 12 perusahaan Kimia dan Metal dari Jepang. Keberadaan Inalum sebagai industri peleburan aluminium telah meletakkan dasar fondasi yang kuat untuk mengembangkan industri hilir peleburan bahan tambang yang berpengaruh, bernilai tambah dan berdaya saing. Pada tanggal 9 Desember 2013, status Inalum sebagai PMA dicabut sesuai dengan kesepakatan yang di tandatangani di Tokyo pada tanggal 7 Juli 1975. Sejak diakuisisi oleh Pemerintah, Inalum kini tengah mengembangkan produksi hilir aluminium dengan mendorong diversifikasi produk dari aluminium ingot ke aluminium alloy, billet dan wire rod, serta menggarap pabrik peleburan baru yang terintegrasi di Kawasan Industri dan Pelabuhan Internasional Tanah Kuning, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara dan mempersiapkan diri untuk menjadi induk holding bumn bidang pertambangan yang direncanakan mengakuisisi Freeport Indonesia.[3]", "question_text": "Siapa pendiri PT Indonesia Asahan Aluminium?", "answers": [{"text": "12 perusahaan Kimia dan Metal dari Jepang", "start_byte": 102, "limit_byte": 143}]} {"id": "-5467978070662262657-0", "language": "indonesian", "document_title": "Observatorium Bosscha", "passage_text": "Observatorium Bosscha merupakan salah satu tempat peneropongan bintang tertua di Indonesia. Observatorium Bosscha (dahulu bernama Bosscha Sterrenwacht) dibangun oleh Nederlandsch-Indische Sterrenkundige Vereeniging (NISV) atau Perhimpunan Bintang Hindia Belanda. Observatorium Bosscha berlokasi di Lembang, Jawa Barat, sekitar 15km di bagian utara Kota Bandung dengan koordinat geografis 107° 36' Bujur Timur dan 6° 49' Lintang Selatan. Tempat ini berdiri di atas tanah seluas 6 hektare, dan berada pada ketinggian 1310 meter di atas permukaan laut atau pada ketinggian 630 m dari dataran tinggi Bandung. Kode observatorium Persatuan Astronomi Internasional untuk observatorium Bosscha adalah 299. Tahun 2004, Observatorium Bosscha dinyatakan sebagai Benda Cagar Budaya oleh Pemerintah. Karena itu keberadaan Observatorium Bosscha dilindungi oleh UU Nomor 2/1992 tentang Benda Cagar Budaya. Selanjutnya, tahun 2008, Pemerintah menetapkan Observatorium Bosscha sebagai salah satu Objek Vital nasional yang harus diamankan.[1]", "question_text": "Apakah nama tempat teropong bintang yang ada di Bandung?", "answers": [{"text": "Observatorium Bosscha", "start_byte": 0, "limit_byte": 21}]} {"id": "-425964502177590174-21", "language": "indonesian", "document_title": "Pete Seeger", "passage_text": "Pada tahun 1956, Seeger dan istrinya, Toshi, pergi ke Port of Spain, Trinidad, untuk mencari informasi tentang steel pan, drum baja atau yang sering disebut juga \"Ping-Pong\". Dua orang ini mencari pemain lokal dan memfilmkan cara pembuatan, penyetelan nada dan memainkannya. Steel pan kelak menjadi alat musik Trinidad-Tobago.", "question_text": "siapakah istri Peter \"Pete\" Seeger?", "answers": [{"text": "Toshi", "start_byte": 38, "limit_byte": 43}]} {"id": "-2133925069327208599-120", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "Busana Italia memiliki tradisi yang panjang, dan dipandang sebagai salah satu yang terpenting di dunia. Milano, Firenze, dan Roma adalah ibukota busana utama Italia. Menurut Global Language Monitor tahun 2009, Milano dicalonkan menjadi ibukota busana sejati dunia, bahkan mengungguli ibukota-ibukota lainnya di dunia, seperti New York, Paris, London, dan Tokyo, sementara Roma menduduki peringkat ke-4.[196] Merek-merek busana utama Italia, adalah Gucci, Prada, Versace, Valentino, Armani, Dolce & Gabbana, Missoni, Fendi, Moschino, Max Mara, dan Ferragamo, dianggap sebagai di antara rumah-rumah busana terasli di dunia. Juga, majalah busana Vogue Italia, dipandang sebagai majalah busana terpenting, dan paling bergengsi di dunia.[197]", "question_text": "Apa ibukota negara Italia?", "answers": [{"text": "Roma", "start_byte": 125, "limit_byte": 129}]} {"id": "-1741493829550641423-11", "language": "indonesian", "document_title": "Slawi, Tegal", "passage_text": "Moci - Budaya minum teh sebagai teman ngobrol, biasanya dilakukan beramai-ramai. Teh diseduh pada poci tanah (teh poci), kemudian dituang ke dalam cangkir dengan pemanis gula batu. Teh dalam cangkir tidak diaduk. sehingga rasa manis ditemukan pada saat isi teh dalam cangkir hampir habis. Hal ini menyebabkan cangkir terus dituangi.\nWarteg (Warung Tegal) - Warung makan dengan menu makanan sederhana sehari-hari. Sebagian Warung Tegal dikelola oleh warga Kecamatan Dukuh Turi tepatnya dari desa Sida Purna, Sida Katon dan desa Krandon. Sekarang keberadaan warung model warteg tidak hanya di Tegal saja tetapi sudah ada di seluruh Indonesia, bahkan sudah sampai ke mancanegara (Jepang dan Australia).\nMendoan - Tempe goreng dilapis tepung dengan bumbu. digoreng setengah matang. Biasanya sebagai teman minum teh Poci, dihidangkan dengan kecap dicampur cabe rawit. Mendoan juga didapati di daerah Banyumas.\nSega Lengko - Nasi lengko adalah nasi dengan bahan pelengkap seperti tempe, tahu yang diiris dadu, toge, kol mentah, dan sambal kacang beserta kerupuk.\nTahu kuping - Tahu kuning yang dipotong setengah dengan arah potongan diagonal kemudia bekas potongan yang diagonal tersebut diberi adonan tepung sagu (aci dalam bahasa tegal) kemudian digoreng kenapa disebut tahu kuping karena sang tahu memiliki kuping yang terbuat dari adonan sagu tersebut.\nRujak Teplak dengan sambal Tapenya\nGemblong kocar-kacir.\nSoto Tegal - Soto (sauto) yang menggunakan tauco sebagai salah satu bumbunya.\nKemronyos - Sate khas Tegal.\nKupat glabed.\nKupat Bongkok - kupat asal desa Bongkok.\nKacang Bogares - Makanan ringan kacang olahan khas dari daerah Bogares Kidul\nPilus makanan kecil/snack dari tepung terigu.\nKerupuk antor.\nOpak - Makanan bundar tipis dari singkong, sering dihidangkan bersama sambal.\nSate bebek Majir.\nSate blengong (perkawinan antara itik dan menthok).\nJenang/dodol glempang\nNasi Ponggol Setan (Pongset)\nOlos adalah makanan seperti bakwan berisi sayuran seperti kol dan lainnya rasanya khas yaitu pedas.", "question_text": "Apakah makanan khas desa Bongkok?", "answers": [{"text": "Kupat Bongkok", "start_byte": 1529, "limit_byte": 1542}]} {"id": "-5254088534037168423-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Fairy Tail", "passage_text": "Para tokoh protagonis utama adalah Natsu Dragneel, seorang penyihir dengan kemampuan pembantai naga yang juga mencari ayah angkatnya—seekor naga bernama Igneel, dan Lucy Heartfilia, seorang penyihir roh bintang yang bergabung dengan guild Fairy Tail. Pada bagian awal dari seri ini, mereka membentuk sebuah kelompok yang terdiri dari: Happy, seekor kucing terbang dan teman baik Natsu; Gray Fullbuster, seorang penyihir es; dan Erza Scarlet, seorang ksatria wanita yang memiliki kemampuan khusus untuk menggunakan berbagai senjata dan perisai lapis baja. Sepanjang seri berlangsung, Lucy dan Natsu bertemu dan berteman dengan para penyihir dan guild lainnya di Fiore. Mereka juga berhadapan dengan berbagai musuh, mulai dari sejumlah guild \"kegelapan\" yang ilegal, dan Zeref—seorang penyihir dari zaman lampau yang merupakan tokoh antagonis utama dari seri ini.", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam Fairy Tail ?", "answers": [{"text": "Natsu Dragneel, seorang penyihir dengan kemampuan pembantai naga yang juga mencari ayah angkatnya—seekor naga bernama Igneel, dan Lucy Heartfilia", "start_byte": 35, "limit_byte": 182}]} {"id": "7487405039752751590-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Barat", "passage_text": "Pada zaman pemerintahan Hindia Belanda berdasarkan Keputusan Gubernur Jenderal yang dimuat dalam STB 1938 No. 352, antara lain mengatur dan menetapkan bahwa ibukota wilayah administratif Gouvernement Borneo berkedudukan di Banjarmasin dibagi atas 2 Residentir, salah satu di antaranya adalah Residentie Westerafdeeling Van Borneo dengan ibukota Pontianak yang dipimpin oleh seorang Residen.[19]", "question_text": "apakah nama ibukota Kalimantan Barat?", "answers": [{"text": "Pontianak", "start_byte": 345, "limit_byte": 354}]} {"id": "6215151739865737954-59", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Zhu Wen, yang pada awalnya merupakan seorang penyelundup garam di bawah pimpinan pemberontak Huang, menyerah kepada tentara Tang. Dengan membantu mengalahkan Huang, ia berhasil naik pangkat dengan cepat dalam militer Tang.[177] Pada tahun 907, Dinasti Tang runtuh ketika Zhu Wen, yang saat itu telah menjadi gubernur militer, menjatuhkan kaisar Tang terakhir, Kaisar Ai dari Tang, dan mengambilalih tahta untuk dirinya sendiri (setelah meninggal ia dikenal sebagai Kaisar Taizu dari Liang Akhir). Ia mendirikan Dinasti Liang Akhir, yang menandai dimulainya Periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Setahun kemudian, Kaisar Ai yang telah dijatuhkan diracuni oleh Zhu Wen.", "question_text": "Kapan Dinasti Tang runtuh?", "answers": [{"text": "tahun 907", "start_byte": 233, "limit_byte": 242}]} {"id": "4533872781218327166-0", "language": "indonesian", "document_title": "Norwegia", "passage_text": "Norwegia (secara resmi: Kerajaan Norwegia, Norwegian: Kongeriket Norge (Noreg)), adalah sebuah negara Nordik di Semenanjung Skandinavia bagian ujung barat yang berbatasan dengan Swedia, Finlandia, dan Rusia. Pantainya yang berada di Samudera Atlantik Utara dan Laut Barents adalah lokasi dari fyord terkenal. Svalbard dan Jan Mayen berada di bawah kedaulatan Norwegia berdasarkan Traktat Svalbard. Norwegia memiliki sebuah pulau bernama Bouvet yang terletak di Samudera Atlantik. Luas total Norwegia adalah 385,525 km² dan populasi sebesar 4.9 juta. Norwegia merupakan negara dengan kepadatan penduduk terendah kedua di Eropa. Ibukotanaya adalah Oslo. Norwegia memiliki cadangan minyak bumi, gas alam, mineral, makanan laut, air segar yang luas. Norwegia juga penghasil minyak dan gas alam per kapita terbesar di luar Timur Tengah.", "question_text": "apakah nama ibukota Norwegia?", "answers": [{"text": "Oslo", "start_byte": 647, "limit_byte": 651}]} {"id": "3671756380808508233-1", "language": "indonesian", "document_title": "Milenium ke-1", "passage_text": "Milenium pertama Masehi adalah periode waktu yang dimulai dari tanggal 1 Januari 1 M dan berakhir pada tanggal 31 Desember 1000 M, dalam kalender Julius.\nPopulasi penduduk dunia, tiga kali lipat dalam milenium sebelumnya, tumbuh lebih lambat selama milenium pertama dan mungkin telah berkurangnya milenium. Salah satu perkiraan optimistik adalah populasi dunia meningkat dari sekitar 170 sampai 300 juta, tetapi perkiraan lain bervariasi; satu perkiraan lainnya menunjukkan bahwa populasi dunia sebenarnya menurun dari 400 juta orang menjadi 250 juta orang.", "question_text": "Kapan abad milenium dimulai ?", "answers": [{"text": "1 Januari 1 M", "start_byte": 71, "limit_byte": 84}]} {"id": "2753221982189757970-0", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Microsoft Corporation (NASDAQ:) adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung beragam produk dan jasa terkait dengan komputer. Perusahaan ini didirikan oleh Bill Gates dan Paul Allen pada tanggal 4 April 1975. Microsoft merupakan pembuat perangkat lunak terbesar di dunia menurut pendapatannya.[3] Microsoft juga merupakan salah satu perusahaan paling bernilai di dunia.[4]", "question_text": "Siapa pendiri perusahaan Windows?", "answers": [{"text": "Bill Gates dan Paul Allen", "start_byte": 287, "limit_byte": 312}]} {"id": "-2400406902034782563-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bosnia dan Herzegovina", "passage_text": "Bosnia dan Herzegovina, juga dikenal sebagai Republik Bosnia dan Herzegovina, adalah sebuah negara di semenanjung Balkan di selatan Eropa seluas 51.129km² (19.741 mil2) dengan jumlah sekitar empat juta penduduk. Negara Bosnia dikenal dalam bahasa resminya sebagai Bosna i Hercegovina dalam huruf Latin dan Босна и Херцеговина dalam huruf Sirilik; namun biasanya, dipendekkan menjadi Bosnia, BiH atau БиХ.", "question_text": "Berapa luas Republik Bosnia?", "answers": [{"text": "51.129km²", "start_byte": 145, "limit_byte": 155}]} {"id": "-7290613392003715573-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Salib Pertama", "passage_text": "Perang Salib Pertama (1096–1099) merupakan yang pertama dari sejumlah perang salib yang berupaya untuk merebut Tanah Suci, disahkan oleh Paus Urbanus II pada tahun 1095. Perang ini dimulai sebagai suatu peziarahan yang meluas dalam Kekristenan Barat dan berakhir sebagai suatu ekspedisi militer oleh bangsa Eropa Katolik Roma untuk mendapatkan kembali Tanah Suci yang diambil dalam penaklukan kaum Muslim atas Levant (632–661). Pada akhirnya menyebabkan direbutnya kembali Yerusalem pada tahun 1099.", "question_text": "Kapan Perang Salib Pertama terjadi ?", "answers": [{"text": "1096", "start_byte": 22, "limit_byte": 26}]} {"id": "6383755310595988970-84", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeboman atom Hiroshima dan Nagasaki", "passage_text": "Pukul 11:01, jeda di antara awan di langit Nagasaki memungkinkan perwira pengebom Bockscar, Kapten Kermit Beahan, melihat target bom sesuai rencana. Bom Fat Man yang mengandung inti plutonium berbobot 6.4kg (14lb) dijatuhkan di lembah industri Nagasaki di . Bom meledak 47 detik kemudian di ketinggian 1,650±33ft (503±10m) di atas lapangan tenis,[189] separuh jalan antara Pabrik Baja dan Senjata Mitsubishi di selatan dan Arsenal Nagasaki di utara. Ledakan terjadi hampir 3km (1.9mi) di sebelah barat laut target awal. Ledakan tersebut dibatasi oleh Lembah Urakami, dan sebagian besar kota dilindungi oleh lembah di sekitarnya.[190] Ledakan bom setara dengan 21±2kt (87.9±8.4TJ)[130] dan menghasilkan panas bersuhu 3,900°C (7,050°F) serta angin kencang berkecepatan 1,005km/h (624mph).[191]", "question_text": "berapakah kekuatan bom atom di hiroshima dan nagasaki?", "answers": [{"text": "21±", "start_byte": 662, "limit_byte": 666}]} {"id": "-3666680445619579777-26", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Aceh", "passage_text": "Sultan Iskandar Muda, sultan Aceh terbesar\nTeungku Chik Di Tiro, mujahid besar penghidup kembali perjuangan Aceh melawan Belanda\nTuanku Hasyim Banta Muda, panglima besar angkatan perang Aceh melawan Belanda\nTeuku Umar, pahlawan melawan Belanda\nCut Nyak Dhien, pahlawan perempuan melawan Belanda\nCut Nyak Meutia, pahlawan perempuan melawan Belanda\nTeungku Fakinah, ulama perempuan dan pahlawan Aceh melawan Belanda\nDaud Beureu'eh, pemimpin gerakan DI/TII Aceh\nTeuku Mohammad Hasan, gubernur Sumatera pertama\nTeuku Nyak Arief, gubernur pertama Aceh\nHasan Tiro, pendiri Gerakan Aceh Merdeka\nIsmail al-Asyi, ulama besar Aceh\nTeuku Jacob, bapak paleoantropologi Indonesia\nTeuku Markam, pejuang kemerdekaan, pengusaha dan penyumbang 38kg emas Monas\nIbrahim Alfian, sejarawan dan mantan dekan Fakultas Sastra, UGM\nP. Ramlee, artis legenda Malaysia\nTan Sri Sanusi Juned, mantan menteri Malaysia\nSurya Paloh, Pengusaha dan Politikus.\nLaksamana Keumalahayati , Laksamana Perang Wanita Pertama di Dunia.\nSultan Malikussaleh, Sultan Kerajaan Islam Pertama di Nusantara\nTun Sri Lanang, penyusun Sulalatus Salatin", "question_text": "Darimana asal Teungku Fakinah?", "answers": [{"text": "Aceh", "start_byte": 393, "limit_byte": 397}]} {"id": "756093982277755678-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin uap", "passage_text": "Mesin Uap, pertama kali dibuat oleh Hero dari Alexandria, yaitu sebuah prototipe turbin uap primitif yang bekerja menggunakan prisip reaksi. di mana tubin ini terdiri dari sumber kalor, bejana yang diisi dengan air dan pipa tegak yang menyangga bola di mana pada bola terdapat dua nosel uap. Proses kerjanya adalah sebagai berikut, sumber kalor akan memanasi air di dalam bejana sampai air menguap, lalu uap tersebut mengalir melewati pipa tegak masuk ke bola. Uap tersebut terkumpul di dalam bola, kemudian melalui nosel menyembur ke luar, karena semburan tersebut, bola mejadi berputar.", "question_text": "siapakah pencipta mesin uap?", "answers": [{"text": "Hero", "start_byte": 36, "limit_byte": 40}]} {"id": "4427297750052844980-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sakramen", "passage_text": "Sakramen (English: sacrament), kata sifatnya yaitu sakramental (English: sacramental), dalam konteks tertentu dianggap sebagai suatu ritus agama Kristen yang mana merupakan perantara (penyalur) rahmat dari Allah (ilahi). Kata 'sakramen' berasal dari Bahasa Latin sacramentum yang secara harafiah berarti \"menjadikan suci\". Salah satu contoh penggunaan kata sacramentum adalah sebagai sebutan untuk sumpah bakti yang diikrarkan para prajurit Romawi; istilah ini kemudian digunakan oleh Gereja dalam pengertian harafiahnya dan bukan dalam pengertian sumpah tadi.[1] Selaras dengan dalamnya makna yang dikandungnya, Gereja-Gereja Timur biasa menyebut Sakramen dengan sebutan \"Misteri\" atau \"Misteri Suci\".", "question_text": "dari manakah asal kata sakramental?", "answers": [{"text": "Bahasa Latin", "start_byte": 250, "limit_byte": 262}]} {"id": "-3718266407526115419-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nurul Taufiqu", "passage_text": "Prof. Dr. Nurul Taufiqu Rochman Bekerja di Pusat Penelitian Fisika-LIPI sejak 1989 dan menjadi Kepala Bidang Sarana Penelitian, Pusat Penelitian Metalurgi-LIPI pada 2010, kemudian menjadi Kepala Pusat Inovasi sejak Januari 2014 hingga 30 April 2018 dan kembali menjadi Peneliti Utama (Profesor Riset) sejak 1 Mei 2018. Tugas belajar ke Jepang sejak tahun 1990 melalui Program Pak Habibie (STMPD II: Science and Technology Man Power Development Program). Lulus dari Kagoshima University, Jepang untuk S1, S2, S3 dalam bidang Ilmu Material dan Rekayasa Produksi. Pada tahun 2000, bekerja di Industri Jepang sebagai konsultan R & D selama 1 tahun dan Pusat Penelitian Daerah sebagai peneliti istimewa selama 3 tahun. Menjadi Advisor pada Proyek Konsorsium Daerah di Khusyu tahun 2002-2003. Telah mempublikasikan 15 Paten (5 diantaranya terpilih dalam buku 100(x) Inovasi Indonesia) dan Hak Cipta (di antaranya 1 Paten Jepang yang telah di-granted dan diterapkan di Perusahaan Kyushu Tabuchi sejak 2003) dan lebih dari 100 publikasi dan pemakalah internasional dan 180 publikasi dan pemakalah nasional. Mendapat Penghargaan Hatakeyama Award sebagai mahasiswa terbaik dan Fuji Sankei Award sebagai peneliti terbaik tahun 1995. Setelah pulang, pada 2004 mendapat penghargaan dari LIPI sebagai Peneliti Muda Terbaik dan Penghargaan dari Persatuan Insinyur Indonesia (Adhidarma Profesi) tahun 2005 dan The Best Innovation and Idea Award dari Majalah SWA. Delegasi Indonesia untuk menghadiri pertemuan Pemenang Nobel di Lindau Jerman, 2005. Tahun 2009 memperoleh perhargaan ITSF-Science and Technology Award dari Industri Toray Indonesia sebagai Outstanding Scientist dan Ganesha Widya Adiutama dari ITB pada Dies Natalis ke-50 serta menerima Habibie Award di bidang Ilmu Rekayasa 11 November 2009. Pada 2010, Prof. Dr. Nurul menerima penghargaan Inovasi Award I pada ulang tahun HKI ke-10 sedunia yang diselenggarakan oleh Dirjen HKI, Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Prof. Dr. Nurul mendapat anugerah iptek Widyasilpawijana, sebagai Duta IPTEK pada Hakteknas dari Kementrian Riset dan Teknologi, Puspiptek, Serpong pada 2011 dan AKIL (Anugerah Kekayaan Intelektual Luar Biasa) dari Mendiknas pada 2012. Pada 2014 mendapat Anugerah BJ Habibie Technology Award dari Kepala BPPT atas Karya Nyata di Bidang Penerapan Teknologi industri dan mendapat Medali WIPO katagori Inventor dari World Intelectual Property Organization, Jeneva pada 2016. Pada Juli 2011 Prof. Dr. Nurul menyelesaikan kembali Program Doktor pada Bidang Manajemen dan Bisnis di Institut Pertanian Bogor dan menjadi ketua Masyarakat Nano Indonesia 2005-2017.", "question_text": "Apakah nama universitas tempat Prof. Dr. Nurul Taufiqu Rochman menyelesaikan program master?", "answers": [{"text": "Kagoshima University", "start_byte": 465, "limit_byte": 485}]} {"id": "7383482132645195118-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sankt-Peterburg", "passage_text": "St. Peterburg sekarang adalah pusat pemerintahan Oblast Leningrad walaupun memiliki status sebagai kota federal. Kota ini adalah kota pelabuhan yang terletak di tepi Sungai Neva dan Teluk Finskiy. Penduduknya berjumlah 4.848.700 jiwa berdasarkan sensus tahun 2010. Di kota ini mengalir lebih dari 40 sungai dan kira-kira 20 kanal.", "question_text": "dimanakah letak Sankt-Peterburg?", "answers": [{"text": "tepi Sungai Neva dan Teluk Finskiy", "start_byte": 161, "limit_byte": 195}]} {"id": "8102996307069019311-0", "language": "indonesian", "document_title": "Petrus menyangkal Yesus", "passage_text": "\n\nPeristiwa Petrus menyangkal Yesus dicatat dalam ke-4 kitab-kitab Injil -- Injil Matius, Markus, Lukas dan Yohanes—dalam bagian Perjanjian Baru di Alkitab Kristen. Merupakan suatu hal yang sangat tragis, karena Simon Petrus dikenal sebagai murid utama Yesus Kristus. Peristiwa ini juga disejajarkan dengan pengkhianatan Yudas Iskariot, murid lain yang termasuk dua belas murid utama Yesus, yang mengakibatkan ditangkapnya dan kemudian kematian Yesus. Perbedaan yang menyolok di akhir kedua peristiwa ini adalah: Petrus bertobat dan kembali menjadi pemimpin dari murid-murid Yesus, sedangkan Yudas Iskariot mati bunuh diri.[1]", "question_text": "siapakah murid yesus yang berhianat?", "answers": [{"text": "Yudas Iskariot", "start_byte": 323, "limit_byte": 337}]} {"id": "-2271506661414887243-24", "language": "indonesian", "document_title": "Kasus korupsi e-KTP", "passage_text": "Pengusutan kasus korupsi e-KTP lalu berlanjut pada sidang ketiga yang diadakan pada 23 Maret 2017. Dari 7 saksi yang diundang, hanya 6 saja yang hadir.Pada sidang kali ini, nama Andi Narogong menjadi nama yang paling banyak disebut. Sidang ini menghasilkan temuan bahwa Andi Narogong yang berperan sebagai pelaksana proyek e-KTP telah melakukan pertemuan dengan Setya Novanto, Anas Urbaningrum dan Muhammad Nazaruddin. Andi Narogong juga menjadi orang yang telah memberikan uang kepada Diah Anggraini. Temuan lainnya adalah 51 persen atau sekitar Rp 2,662 triliun dari anggaran e-KTP sebesar Rp 5,9 triliun digunakan untuk pembiayaan e-KTP sementara sisanya yakni 49 persen atau setara dengan Rp 2,558 triliun dibagi-bagi ke berbagai pihak, tak terkecuali dengan anggota Komisi II DPR RI dan Badan Anggaran DPR RI.[43][44]. Juru bicara KPK Febri Diansyah mempertegas, KPK tidak melakukan tebang pilih dalam memeriksa keterlibatan pihak-pihak lain dalam kasus mega korupsi yang merugikan dana negara hingga Rp2,3 triliun itu[45].", "question_text": "berapakah kerugian indonesia atas kasus e-KTP?", "answers": [{"text": "Rp2,3 triliun", "start_byte": 1006, "limit_byte": 1019}]} {"id": "3831197222190576187-0", "language": "indonesian", "document_title": "Arctic Monkeys", "passage_text": "Arctic Monkeys merupakan grup musik rock asal Inggris, band ini juga dikenal dengan nama The Death Ramps. Dibentuk tahun 2002 di High Green, distrik Sheffield, Inggris. Arctic Monkeys beranggotakan Alex Turner (vokal utama, gitar utama, keyboard), Jamie Cook (rhythm gitar), Nick O'Malley (bass, backing vokal), Matt Helders (drum, perkusi, backing vokal). Anggota band sebelumnya Andy Nicholson (bass) dan Glyn Jones (vokal utama).", "question_text": "Siapa saja personil dari Arctic Monkeys?", "answers": [{"text": "Alex Turner (vokal utama, gitar utama, keyboard), Jamie Cook (rhythm gitar), Nick O'Malley (bass, backing vokal), Matt Helders (drum, perkusi, backing vokal). Anggota band sebelumnya Andy Nicholson (bass) dan Glyn Jones (vokal utama)", "start_byte": 198, "limit_byte": 431}]} {"id": "2221573053467688837-5", "language": "indonesian", "document_title": "Gamelan", "passage_text": "Kemunculan gamelan didahului dengan budaya Hindu-Budha yang mendominasi Indonesia pada awal masa pencatatan sejarah, yang juga mewakili seni asli Indonesia. Instrumennya dikembangkan hingga terbentuk seperti sekarang ini, pada zaman Kerajaan Majapahit. Gambaran tentang himpunan alat musik gamelan pertama ditemukan pada relief dinding candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah yang telah berdiri sejak abad ke-8. Relief tersebut menampilkan sejumlah alat musik termasuk suling, lonceng, kendang dalam berbagai ukuran, kecapi, alat musik dawai yang digesek dan dipetik, ditemukan dalam relief tersebut. Bagaimanapun, relief tentang alat musik tersebut dikatakan sebagai asal mula gamelan. Pada masa Hindu-Buddha, gamelan diperkenalkan kepada masyarakat Jawa dan berkembang di Kerajaan Majapahit.", "question_text": "Darimana gamelan berasal ?", "answers": [{"text": "budaya Hindu-Budha", "start_byte": 36, "limit_byte": 54}]} {"id": "-5654599814738407650-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vivipar", "passage_text": "Vivipar adalah salah satu cara perkembangbiakan hewan dengan cara melahirkan.[1] Cara perkembang biakan ini pada umumnya terjadi pada hewan mamalia atau menyusui.[2] Contoh hewan vivipar seperti Kera, Gajah, Kuda, Sapi, Paus,[3] Anjing, Harimau, Jerapah, Kambing, Kerbau, Kucing, Singa, dan Unta. Pada dasarnya semua makhluk hidup akan berkembang biak yang mana artinya, makhluk hidup dapat menghasilkan keturunan.[4] Tujuan makhluk hidup berkembang biak yaitu untuk memperbanyak keturunan, agar jenisnya tidak habis atau punah.[4] Manusia berkembang biak dengan cara melahirkan anak.[4] Kucing juga berkembang biak dengan cara melahirkan anak.[4] Setelah melahirkan, kucing menyusui anaknya.[4] Sehingga kucing disebut hewan mamalia.[4] Kucing adalah hewan yang banyak dipelihara oleh manusia.[5] Pada dasarnya masa kehamilan kucing itu bervariasi antara 59-70 hari, rata-rata 63-65 hari.[6] Cara mudah mengingat adalah dengan membandingkan dengan manusia.[6] Manusia hamil selama 9 bulan, sedangkan kucing 9 minggu.[6] kucing itu mengalami pertumbuhan dari bayi hingga dewasa.[4] Akan tetapi kucing memiliki siklus reproduksi yang berbeda dengan hewan lain maupun manusia.[6] Misalnya Anjing, hewan ini mengalami siklus reproduksi yang rutin dan spontan, dalam hal pelepasan sel telur dari indung telur.[6] Dalam bahasa kedokteran sering disebut ovulasi.[6] Sedangkan siklus reproduksi kucing tidak berlangsung teratur dalam periode tertentu.[6] Tahap birahi/minta kawin (estrus) pada kucing dipengaruhi oleh berbagai hal.[6] Salah satunya adalah lama matahari bersinar dalam satu hari.[6]", "question_text": "Bagaimana cara kucing berkembang biak ?", "answers": [{"text": "Vivipar", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "4211561705588436702-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Kapan Manga pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 266, "limit_byte": 276}]} {"id": "-1247201347803837689-1", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Thailand", "passage_text": "Agama di Thailand beragam. Tidak ada agama negara resmi dalam konstitusi Thai, kebebasan beragama diberikan kepada seluruh warga negara Thai, meskipun raja yang disahkan secara hukum harus beragama Buddha Theravada.[2] Agama utama yang dipraktikan di Thailand adalah Buddha. Penduduk Tionghoa Thai juga mempraktikan agama tradisional Tionghoa, termasuk Tao. Beberapa etnis lainnya, khususnya kelompok etnis Isan, mempraktikan agama tradisional Thai. Jumlah Muslim yang signifikan, yang kebanyakan meliputi Melayu Thai, terdapat di wilayah selatan.", "question_text": "Apakah kepercayaan mayoritas penduduk Bangkok?", "answers": [{"text": "Buddha", "start_byte": 267, "limit_byte": 273}]} {"id": "-3600787176264582833-3", "language": "indonesian", "document_title": "Islam menurut negara", "passage_text": "Negara dengan populasi Muslim terbesar adalah Indonesia di Asia Tenggara, yang memiliki host sendiri 13% dari jumlah Muslim dunia.[12] Bersama-sama, orang-orang Muslim di negara-negara kepulauan Melayu (yang mencakup Brunei, Singapura, Malaysia, Indonesia, Filipina dan Timor Lorosa'e) merupakan populasi Muslim terbesar kedua atau ketiga di dunia. Di sini Muslim adalah mayoritas di setiap negara selain Filipina dan Timor Timur.", "question_text": "apakah negara berpopulasi Islam terbesar kedua di dunia?", "answers": [{"text": "Brunei, Singapura, Malaysia, Indonesia, Filipina dan Timor Lorosa'e", "start_byte": 217, "limit_byte": 284}]} {"id": "-2096514903770999968-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bengawan Solo", "passage_text": "\n\n\n\n\nBengawan Solo (Hanacaraka: ꦧꦺꦔꦮꦤ꧀​ꦱꦭ, Bengawan Sala) adalah sungai terpanjang di Pulau Jawa, Indonesia dengan dua hulu sungai yaitu dari daerah Pegunungan Sewu, Wonogiri dan Ponorogo, selanjutnya bermuara di daerah Gresik. \"Bengawan\" dalam bahasa Jawa berarti \"sungai yang besar\". Pada masa lalu, sungai ini pernah dinamakan Wuluyu[1], Wulayu, dan Semanggi (dieja Semangy dalam naskah bahasa Belanda abad ke-17)[2].", "question_text": "Dimana sungai Bengawan Solo terletak?", "answers": [{"text": "Pulau Jawa, Indonesia", "start_byte": 104, "limit_byte": 125}]} {"id": "8600981114014333013-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rasi bintang", "passage_text": "\n\nSuatu rasi bintang atau konstelasi adalah sekelompok bintang yang tampak berhubungan membentuk suatu konfigurasi khusus. Dalam ruang tiga dimensi, kebanyakan bintang yang kita amati tidak memiliki hubungan satu dengan lainnya, tetapi dapat terlihat seperti berkelompok pada bola langit malam. Manusia memiliki kemampuan yang sangat tinggi dalam mengenali pola dan sepanjang sejarah telah mengelompokkan bintang-bintang yang tampak berdekatan menjadi rasi-rasi bintang. Susunan rasi bintang\nyang tidak resmi, yaitu yang dikenal luas oleh masyarakat tetapi tidak diakui oleh para ahli astronomi atau Himpunan Astronomi Internasional, juga disebut asterisma. Bintang-bintang pada rasi bintang atau asterisma jarang yang mempunyai hubungan astrofisika; mereka hanya kebetulan saja tampak berdekatan di langit yang tampak dari Bumi dan biasanya terpisah sangat jauh.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan rasi bintang ?", "answers": [{"text": "sekelompok bintang yang tampak berhubungan membentuk suatu konfigurasi khusus", "start_byte": 44, "limit_byte": 121}]} {"id": "-4162394377857660659-0", "language": "indonesian", "document_title": "SCTV", "passage_text": "SCTV (singkatan dari Surya Citra Televisi) adalah sebuah stasiun televisi swasta nasional di Indonesia. SCTV merupakan stasiun televisi swasta kedua di Indonesia setelah RCTI. SCTV lahir pada tanggal 24 Agustus 1990 sebagai stasiun televisi lokal di Surabaya yang berpusat di Jl. Darmo Permai, Surabaya, Jawa Timur. Meski tanggal itu ditetapkan sebagai tanggal lahir SCTV, namun baru tanggal 1 Januari 1993, SCTV mendapatkan izin sebagai stasiun televisi nasional di Jakarta. Kantor operasional SCTV pun secara bertahap dipindahkan dari Surabaya ke Jakarta, namun studio SCTV tetap berada di Surabaya. Awalnya, mayoritas saham SCTV dimiliki oleh Bimantara Citra melalui anak usahanya, Sindo Citra Media (kini menjadi Surya Citra Media, dengan melakukan merger bersama PT Cipta Aneka Selaras).", "question_text": "Kapan siaran SCTV pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "24 Agustus 1990", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "-8029317945297211851-0", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Sinoptik", "passage_text": "Injil Sinoptik adalah Injil Perjanjian Baru dalam Alkitab yang ditulis oleh Matius, Markus, dan Lukas. Injil sinoptik seringkali menulis kisah yang sama tentang Yesus, namun dengan penjelasan dan panjang yang berbeda, namun memiliki urutan yang sama dan banyak menggunakan kata yang sama. Kemiripan di antara tiga buku tersebut sangat dekat sehingga banyak peneliti yang menandainya sebagai masalah sinoptik.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Injil Sinoptik?", "answers": [{"text": "Injil Perjanjian Baru dalam Alkitab yang ditulis oleh Matius, Markus, dan Lukas", "start_byte": 22, "limit_byte": 101}]} {"id": "-2520245733400149875-6", "language": "indonesian", "document_title": "Émile Durkheim", "passage_text": "Pada 1902 Durkheim akhirnya mencapai tujuannya untuk memperoleh kedudukan terhormat di Paris ketika ia menjadi profesor di Sorbonne. Karena universitas-universitas Perancis secara teknis adalah lembaga-lembaga untuk mendidik guru-guru untuk sekolah menengah, posisi ini memberikan Durkheim pengaruh yang cukup besar – kuliah-kuliahnya wajib diambil oleh seluruh mahasiswa. Apapun pendapat orang, pada masa setelah Peristiwa Dreyfus, untuk mendapatkan pengangkatan politik, Durkheim memperkuat kekuasaan kelembagaannya pada 1912 ketika ia secara permanen diberikan kursi dan mengubah namanya menjadi kursi pendidikan dan sosiologi. Pada tahun itu pula ia menerbitkan karya besarnya yang terakhir “Bentuk-bentuk Elementer dari Kehidupan Keagamaan”.", "question_text": "Apa pekerjaan Émile Durkheim?", "answers": [{"text": "profesor", "start_byte": 111, "limit_byte": 119}]} {"id": "-3974990284415202176-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stan Lee", "passage_text": "Stan Lee[1] (lahir Stanley Martin Lieber /ˈliːbər/; 28 Desember 1922– 12 November 2018) adalah seorang penulis, editor, penerbit, produser, dan aktor dari Amerika.[2] Pada tahun 1960, Stan Lee mendirikan Marvel Comics yang memperkenalkan penokohan lebih lengkap dalam karakter seorang pahlawan yang kuat, sehingga menarik minat orang banyak, khususnya anak-anak.[3] Bekerja sama dengan beberapa seniman, termasuk Jack Kirby dan Steve Ditko, dia menciptakan Spider-Man, Hulk, Doctor Strange, Fantastic Four, Iron Man, Daredevil, Thor, X-Men, dan banyak karakter fiksi lainnya, mengenalkannya secara menyeluruh. Berbagi alam semesta menjadi komik superhero. Selain itu, dia menantang organisasi penyensoran industri komik, Otoritas Kode Komik, yang memaksanya untuk mereformasi kebijakannya.", "question_text": "Siapa penulis komik Marvel ?", "answers": [{"text": "Stan Lee", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "7461306889135588565-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kamera", "passage_text": "Kamera berawal dari sebuah alat serupa yang dikenal dengan Kamera Obscura yang merupakan kotak kamera yang belum dilengkapi dengan film untuk menangkap gambar atau bayangan yang ditemukan oleh Ibnu Al Haitsam. Pada abad ke 16 Girolamo Cardano melengkapi kamera obscura dengan lensa pada bagian depan kamera obscura tersebut. Meski demikian, bayangan yang dihasilkan ternyata tidak tahan lama, sehingga penemuan Girolamo belum dianggap sebagai dunia fotografi. Pada tahun 1727 Johann Scultze dalam penelitiannya menemukan bahwa garam perak sangat peka terhadap cahaya namun dia belum menemukan konsep bagaimana langkah untuk meneruskan gagasannya.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan kamera pertama kali ?", "answers": [{"text": "Ibnu Al Haitsam", "start_byte": 193, "limit_byte": 208}]} {"id": "-4169143055272825773-5", "language": "indonesian", "document_title": "Letusan Kambrium", "passage_text": "Pada masa Neoproterozoik akhir, hampir seluruh permukaan Bumi terlapisi oleh es. Hal ini mungkin telah mengakibatkan kepunahan massal dan leher botol genetik; diversifikasi yang diakibatkan mungkin telah mengakibatkan munculnya biota Ediacara, yang segera muncul setelah episode \"Bumi bola salju\" terakhir.[12] Namun, episode bola salju terjadi jauh sebelum dimulainya letusan Kambrium, dan hubungan antara leher botol dengan keanekaragaman sulit dideduksi;[13] periode dingin bahkan mungkin telah menunda evolusi besar.[14]", "question_text": "Kapan Hipotesis Bumi Bola Salju pertama diterapkan?", "answers": [{"text": "masa Neoproterozoik", "start_byte": 5, "limit_byte": 24}]} {"id": "-6453609585120943136-21", "language": "indonesian", "document_title": "Paris", "passage_text": "Paris, tak termasuk taman luar Bois de Boulogne dan Bois de Vincennes, mencakup wilayah berbentuk oval seluas 86,928 kilometer persegi (33,56 mil persegi). Aneksasi besar kota terhadap teritori luar tahun 1860 tidak hanya memberikan bentuk modern-nya, tetapi membentuk dua belas arondisemen searah jarum jam (borough kotamadya). Dari wilayah 1860 seluas 78km² (30.1 sq mi), batas kota meluas menjadi 86.9 km² (34 sq mi) tahun 1920-an. Tahun 1929 taman hutan Bois de Boulogne dan Bois de Vincennes secara resmi dimasukkan dalam kota, memperluas wilayahnya menjadi 105.397km² (40.69 sq mi).", "question_text": "berapakah luas kota Paris?", "answers": [{"text": "105.397km²", "start_byte": 565, "limit_byte": 576}]} {"id": "469553663482453862-1", "language": "indonesian", "document_title": "SMK Negeri 9 Semarang", "passage_text": "Pada mulanya di kota Semarang hanya ada satu Sekolah Menengah Ekonomi Tingkat Atas (SMEA) yaitu SMEA Semarang yang berlokasi di Jl. Plampitan 35 Semarang yang berdiri tahun 1951. Berhubung dari tahun ke tahun semakin banyak animo masyarakat untuk masuk SMEA, sehingga SMEA Semarang tidak mampu menampung seluruh pendaftar, sehingga perlu dibangun lagi SMEA yang baru\nMulai Tahun Pelajaran 1974 SMEA Semarang membuka kelas filial/kelas jauh yang berlokasi di Jl Peterongansari No. 2 Semarang sebanyak 4 kelas. Tahun berikutnya jumlah siswa semakin bertambah. Berdasarkan SK Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 0287/0/1976 tanggal 29 Nopember 1976 mulai tahun Pelajaran 1977 statusnya dinyatakan berdiri sendiri dan ditetapkan sebagai SMEA Pembina 2 Semarang.\nBerdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor C.436/O/1981 tanggal 30 Desember 1981 SMEA Pembina 2 diubah statusnya menjadi SMEAN 2 Semarang. Selanjutnya berdasarkan Surat Edaran Sekjen Depdikbud Nomor 410007/A.A5/OT/1997 tanggal 3 April 1997 perihal tindak lanjut Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 034. 035 dan 036/O/1997 tentang perubahan nomenklatur SMP menjadi SLTP . SMA mejadi SMU, dan SMKTA menjadi SMK, maka SMEA 2 Semarang berubah namanya menjadi SMK Negeri 9 Semarang.", "question_text": "Kapan SMK Negeri 9 dibangun ?", "answers": [{"text": "3 April 1997", "start_byte": 1033, "limit_byte": 1045}]} {"id": "6001425213085392063-13", "language": "indonesian", "document_title": "Emosikon", "passage_text": "›=== Percampuran Penggunaan Emosikon Gaya Barat dan Gaya Timur ===\nForum anime berbahasa Inggris mengadopsi emosikon-emosikon dari Asia Timur yang dapat digunakan dengan karakter standar ASCII yang tersedia pada keyboard barat. Oleh karena itulah, di Internet berbahasa Inggris, emosikon-emosikon ini sering disebut emosikon bergaya anime. Emosikon-emosikon ini pun telah banyak digunakan pada permainan online, pesan instan, dan forum non-anime lainnya. Dalam konteks bahasa Inggris, tanda kurung pada emosikon biasanya tidak digunakan, dan garis bawah dari mulut dapat diperpanjang sebagai penguat ekspresi, misalnya emosikon ^___^ untuk menyatakan perasaan sangat senang.\nKepopuleran emosikon baik yang bergaya Barat maupun Asia Timur melalui blog, pesan instan, dan forum yang menampilkan percampuran antara budaya Barat dan budaya pop Asia, telah mengembangkan emosikon ke dalam berbagai bentuk format yang beragam. Oleh karena itulah, banyak penggambaran muka yang beragam yang berhasil diciptakan oleh karakter-karakter itu, misalnya > o <;. Penggunaan tanda titik koma “;”menggambarkan tanda keringat, \"o\" mewakili hidung, sedangkan tanda “>” dan “<” yang mewakili mata itu menunjukkan perasaan stres atau kebingungan. Jumlah emosikon yang dapat dibuat itu tidak terbatas, dan semuanya memiliki arti yang berbeda-beda.", "question_text": "Apa Emosikon yang mengekspresikan kebingungan?", "answers": [{"text": "> o <;", "start_byte": 1043, "limit_byte": 1049}]} {"id": "5378009097473758597-11", "language": "indonesian", "document_title": "Giroskop", "passage_text": "Giroskop ditemukan oleh Léon Foucault pada tahun 1852. Replica dibangun oleh Dumoulin-Froment untuk universelle Pameran di 1867. Konservatorium Nasional dan museum Seni Kerajinan, Paris.\nYang dikenal paling awal giroskop-seperti instrumen dibuat oleh Jerman Johann Bohnenberger , yang pertama kali menulis tentang hal itu pada tahun 1817. Pada awalnya ia menyebutnya \"Mesin\". mesin Bohnenberger itu didasarkan pada lingkup besar berputar. Pada tahun 1832, Amerika Walter R. Johnson mengembangkan perangkat serupa yang didasarkan pada disk yang berputar. Para matematikawan Perancis Pierre-Simon Laplace , bekerja di École Polytechnique di Paris, direkomendasikan mesin untuk digunakan sebagai bantuan pengajaran, dan dengan demikian ia datang ke perhatian Léon Foucault . Pada tahun 1852, Foucault digunakan dalam sebuah eksperimen yang melibatkan rotasi bumi. Ini adalah Foucault yang memberikan perangkat nama modern, dalam sebuah percobaan untuk melihat (skopeein Yunani, untuk melihat) rotasi bumi (gyros Yunani, lingkaran atau rotasi ), yang terlihat di 8 sampai 10 menit sebelum gesekan memperlambat rotor berputar.", "question_text": "Apa maksud kata Giroskop?", "answers": [{"text": "lingkaran atau rotasi", "start_byte": 1020, "limit_byte": 1041}]} {"id": "944234707223866589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Istana Diokletianus", "passage_text": "Istana Diokletianus (Croatian: Dioklecijanova palača, pronounced[diɔklɛt͡sijǎːnɔʋa pǎlat͡ʃa]) adalah sebuah istana kuno yang dibangun untuk Kaisar Romawi Diokletianus pada pergantian abad keempat Masehi, yang saat ini membentuk sekitar setengah dari kota tua Split, Kroasia. Disebut sebagai \"istana\" karena penggunaan kompleks tersebut yang dimaksudkan sebagai rumah peristirahatan Diokletianus. Istilah \"istana\" dapat menimbulkan kesalahpahaman karena strukturnya lebih besar dan lebih menyerupai sebuah benteng besar, yang sekitar setengahnya untuk kepentingan pribadi Diokletianus dan sisanya merupakan markas garnisun militer.", "question_text": "Apa tujuan Istana Diokletianus didirikan?", "answers": [{"text": "sebagai rumah peristirahatan Diokletianus", "start_byte": 364, "limit_byte": 405}]} {"id": "-5804558253660915930-0", "language": "indonesian", "document_title": "Borobudur", "passage_text": "Borobudur adalah sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Candi ini terletak kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86km di sebelah barat Surakarta, dan 40km di sebelah barat laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Borobudur adalah candi atau kuil Buddha terbesar di dunia[1][2], sekaligus salah satu monumen Buddha terbesar di dunia[3].", "question_text": "Siapa pendiri candi Borobudur?", "answers": [{"text": "para penganut agama Buddha Mahayana", "start_byte": 287, "limit_byte": 322}]} {"id": "-5312085182286643591-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "Siapa penemu telepon genggam?", "answers": [{"text": "Martin Cooper", "start_byte": 43, "limit_byte": 56}]} {"id": "-4303681863780307501-25", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Istiqlal", "passage_text": "Sebagai masjid terbesar di Kawasan Timur Asia (Asia Tenggara dan Asia Timur), Masjid Istiqlal menarik perhatian wisatawan dalam dan luar negeri, terutama wisatawan muslim yang datang dari berbagai penjuru Indonesia ataupun wisatawan Muslim dari luar negeri. Pengunjung muslim dapat langsung masuk dan berbaur dengan jemaah untuk menunaikan salat berjamaah. Wisatawan non-Muslim diperbolehkan berkunjung dan memasuki masjid ini, setelah sebelumnya mendapat pembekalan informasi mengenai Islam dan Masjid Istiqlal. Pengunjung non-Muslim harus mengikuti tata cara mengunjungi masjid seperti melepaskan alas kaki serta mengenakan busana yang sopan dan pantas. Misalnya pengunjung tidak diperkenankan mengenakan celana pendek atau pakaian yang kurang pantas (busana lengan pendek, kaus kutang atau tank top). Pengunjung yang mengenakan celana pendek biasanya dipinjamkan sarung, sedangkan pengunjung wanita diminta mengenakan kerudung. Meskipun demikian bagian yang boleh dikunjungi kaum non-Muslim terbatas dan harus didampingi pemandu. Misalnya pengunjung non-Muslim (kecuali tamu negara atau VVIP) tidak diperkenankan memasuki lantai pertama ruang utama tempat mihrab dan mimbar, tetapi diperbolehkan melihat bagian dalam ruangan ini dari balkon lantai kedua. Selebihnya pengunjung non-Muslim boleh mengunjungi bagian lain seperti pelataran terbuka, selasar, kaki menara dan koridor masjid.", "question_text": "Apakah masjid terbesar di Jakarta?", "answers": [{"text": "Masjid Istiqlal", "start_byte": 78, "limit_byte": 93}]} {"id": "19793045071714187-0", "language": "indonesian", "document_title": "Manusia Bertopeng Besi", "passage_text": "\n\nManusia bertopeng besi adalah seorang tawanan yang jati dirinya tidak pernah diketahui. Dia dipenjara sejak tahun 1669 sampai meninggal dunia pada tahun 1703. Dia terpaksa harus mengenakan pakaian hitam sampai menutupi wajahnya di sepanjang waktunya di penjara, tak satupun yang pernah melihat wajah aslinya. Di penjara yang ditempati olehnya, terdapat pengawas penjara yang terus selalu bertugas di dekat penjara. Sebagian besar hujah yang diketahui dari yang berkaitan dengan manusia bertopeng besi ini, biasanya orang yang bertugas mengawasi manusia bertopeng besi ini ditemani dengan atasan. Saat dipenjara untuk pertama kalinya, manusia bertopeng ini dikenali jatidirinya dengan nama Eustache Dauger. Dia dikuburkan di pusara Gereja Saint-Paul-Saint-Louis di kota Paris. Pada batu nisan, nama yang tertulis yaitu Marchiali. Sumber-sumber lainnya pun menyebutkan bahwa namanya yaitu Marchioly dan Marchialy.", "question_text": "Kapan Manusia bertopeng besi meninggal?", "answers": [{"text": "1703", "start_byte": 155, "limit_byte": 159}]} {"id": "-1833815185743588605-0", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "Sir Isaac Newton FRSPRS (25 Desember 1642– 20 Maret 1726/27[1]) adalah seorang fisikawan, matematikawan, ahli astronomi, filsuf alam, alkimiawan, dan teolog yang berasal dari Inggris. Dia merupakan pengikut aliran heliosentris dan ilmuwan yang sangat berpengaruh sepanjang sejarah, bahkan dikatakan sebagai bapak ilmu fisika klasik.[6]", "question_text": "kapankah Isaac newton meninggal dunia?", "answers": [{"text": "20 Maret 1726/27", "start_byte": 45, "limit_byte": 61}]} {"id": "-7654429819674280621-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku bangsa di Indonesia", "passage_text": "Ada lebih dari 300 kelompok etnik atau suku bangsa di Indonesia,[1] atau tepatnya 1.340 suku bangsa menurut sensus BPS tahun 2010.[2]", "question_text": "Berapa jumlah suku bangsa di Indonesia ?", "answers": [{"text": "1.340", "start_byte": 82, "limit_byte": 87}]} {"id": "8773884135913910283-0", "language": "indonesian", "document_title": "Olahraga musim dingin", "passage_text": "\nOlahraga musim dingin adalah olahraga yang umum dimainkan selama musim dingin. Istilah ini dipakai untuk olahraga yang dilakukan di udara terbuka pada permukaan salju atau es.[1] Olahraga musim dingin yang umum dikenal, misalnya: ski, hoki es, dan skating indah.", "question_text": "Apakah nama olahraga dimusim salju?", "answers": [{"text": "ski, hoki es, dan skating indah", "start_byte": 231, "limit_byte": 262}]} {"id": "8907439125765335110-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sunan Kalijaga", "passage_text": "\n\n\nSunan Kalijaga atau Sunan Kalijogo adalah seorang tokoh Wali Songo yang sangat lekat dengan Muslim di Pulau Jawa, karena kemampuannya memasukkan pengaruh Islam ke dalam tradisi Jawa. Makamnya berada di Kadilangu, Demak.", "question_text": "Dimanakah sunan kalijaga menyebarkan Islam ?", "answers": [{"text": "Pulau Jawa", "start_byte": 105, "limit_byte": 115}]} {"id": "5711477186558480024-1", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Willard", "passage_text": "Willard pertama kali tergabung dengan band rock asal San Diego, California Rocket from the Crypt pada tahun 1990, setelah drummer awal mereka, Sean, pindah dari kota tersebut.[1] Pada sebuah wawancara tahun 2006, Willard bercerita tentang pengalamannya bersama Rocket from the Crypt:", "question_text": "Apakah genre musik Adam David Willard ?", "answers": [{"text": "rock", "start_byte": 43, "limit_byte": 47}]} {"id": "-8920087149326369421-0", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Atom adalah suatu satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya. Inti atom terdiri atas proton yang bermuatan positif, dan neutron yang bermuatan netral (kecuali pada inti atom Hidrogen-1, yang tidak memiliki neutron). Elektron-elektron pada sebuah atom terikat pada inti atom oleh gaya elektromagnetik. Sekumpulan atom demikian pula dapat berikatan satu sama lainnya, dan membentuk sebuah molekul. Atom yang mengandung jumlah proton dan elektron yang sama bersifat netral, sedangkan yang mengandung jumlah proton dan elektron yang berbeda bersifat positif atau negatif dan disebut sebagai ion. Atom dikelompokkan berdasarkan jumlah proton dan neutron yang terdapat pada inti atom tersebut. Jumlah proton pada atom menentukan unsur kimia atom tersebut, dan jumlah neutron menentukan isotop unsur tersebut.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan atom ?", "answers": [{"text": "satuan dasar materi, yang terdiri atas inti atom serta awan elektron bermuatan negatif yang mengelilinginya", "start_byte": 18, "limit_byte": 125}]} {"id": "-6133112476398840199-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cultuurstelsel", "passage_text": "\nCultuurstelsel (harfiah: Sistem Kultivasi atau secara kurang tepat diterjemahkan sebagai Sistem Budi Daya) yang oleh sejarawan Indonesia disebut sebagai Sistem Tanam Paksa, adalah peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum (nila). Hasil tanaman ini akan dijual kepada pemerintah kolonial dengan harga yang sudah dipastikan dan hasil panen diserahkan kepada pemerintah kolonial. Penduduk desa yang tidak memiliki tanah harus bekerja 75 hari dalam setahun (20%) pada kebun-kebun milik pemerintah yang menjadi semacam pajak.", "question_text": "Apa itu cultuurstelsel?", "answers": [{"text": "peraturan yang dikeluarkan oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada tahun 1830 yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum", "start_byte": 181, "limit_byte": 397}]} {"id": "-4737355588065707364-27", "language": "indonesian", "document_title": "Amelia Dyer", "passage_text": "Para juri hanya membutuhkan waktu empat setengah menit untuk menyatakan dirinya bersalah. Selama tiga minggu kurungan di sel penjara, ia mengisi lima buah buku tulis dengan \"pengakuan jujur dan satu-satunya yang terakhir\". Ketika dikunjungi dan ditanyakan pengakuannya oleh pendeta pada malam sebelum dieksekusi, ia memberikan pendeta itu bukunya tersebut dan berkata, \"apa ini masih kurang?\" Anehnya, ia diperintahkan untuk muncul sebagai saksi atas tuduhan pembunuhan yang dilakukan Polly, yang diatur satu minggu setelah eksekusinya sendiri. Namun, dinyatakan bahwa Amelia telah mati secara hukum saat sanksi dijatuhkan dan dengan demikian, bukti-bukti yang ia ajukan tidak lagi valid. Dus, eksekusinya tidak mengalami penundaan lagi. Pada malam sebelum ia dieksekusi, Amelia mendengar bahwa tuduhan atas Polly telah dicabut. Ia dihukum gantung oleh James Billington di penjara Newgate pada hari Rabu, tanggal 10 Juni 1896. Saat ditanyakan jika ia memiliki hal yang ingin dikatakan, Amelia berkata \"Saya tidak punya apapun lagi untuk dikatakan\", tepat sebelum ia digantung pada tepat pukul 9 pagi.", "question_text": "Dimana Amelia Elizabeth Dyer née Hobley diadili?", "answers": [{"text": "penjara Newgate", "start_byte": 873, "limit_byte": 888}]} {"id": "8897405492460352632-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Guglielmo Marconi () adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai \"radio\". Ia menerimanya bersama Karl Braun tahun 1909.", "question_text": "Siapa yang menemukan radio ?", "answers": [{"text": "Guglielmo Marconi", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-3104842779421195502-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dream Theater", "passage_text": "Dengan lima anggota, mereka memutuskan untuk menamai band tersebut dengan nama Majesty. Menurut dokumentasi DVD Score, mereka berlima sedang mengantri tiket untuk konser Rush di Berklee Performance Center sambil mendengarkan lagu-lagu Rush dengan boom box. Portnoy lalu berkata bahwa akhiran dari lagu tersebut (Bastille Day) terdengar sangat \"majestic\". Pada saat itulah mereka memutuskan Majesty adalah nama yang bagus untuk sebuah band.[5]", "question_text": "berapakah jumlah personel Dream Theater?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 7, "limit_byte": 11}]} {"id": "4831460735452885102-4", "language": "indonesian", "document_title": "Salmon (makanan)", "passage_text": "Daging ikan salmon secara alami berwarna jingga kemerahan karena keberadaan pigmen karotenoid astaxanthin dan canthaxanthin yang didapatkan ikan salmon dari krill dan zooplankton.[10] Ikan salmon hasil budi daya tidak mendapatkan pakan alami tersebut dan dagingnya berwarna pucat, sehingga pakan ikan salmon budi daya ditambahkan pewarna identik astaxanthin (E161j) dan canthaxanthin (E161g) untuk memberi warna pada dagingnya dan menarik minat konsumen. Alternatifnya adalah dengan memberikan pakan yang sesuai seperti udang namun cukup mahal. Alternatif lainnya yaitu menggunakan ekstrak ragi merah (Phaffia rhodozyma) yang memberikan pigmen yang sama.[11] Namun asupan pigmen canthaxanthin yang berlebihan bagi manusia dapat mempengaruhi kesehatan mata.[10]", "question_text": "Apakah warna daging ikan Salmon?", "answers": [{"text": "jingga kemerahan", "start_byte": 41, "limit_byte": 57}]} {"id": "-7533986673004455604-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teori Kognitif Sosial", "passage_text": "Teori Kognitif Sosial (Social Cognitive Theory) merupakan penamaan baru dari Teori Belajar Sosial (Social Learning Theory) yang dikembangkan oleh Albert Bandura. Penamaan baru dengan nama Teori Kognitif Sosial ini dilakukan pada tahun 1970-an dan 1980-an. Ide pokok dari pemikiran Bandura (Bandura, 1962) juga merupakan pengembangan dari ide Miller dan Dollard tentang belajar meniru (imitative learning). Pada beberapa publikasinya, Bandura telah mengelaborasi proses belajar sosial dengan faktor-faktor kognitif dan behavioral yang memengaruhi seseorang dalam proses belajar sosial. Teori ini sangat berperan dalam mempelajari efek dari isi media massa pada khalayak media di level individu.", "question_text": "Kapan Teori Kognitif Sosial dikembangkan ?", "answers": [{"text": "1970-an dan 1980-an", "start_byte": 235, "limit_byte": 254}]} {"id": "8770526312225478740-100", "language": "indonesian", "document_title": "Estonia", "passage_text": "Sejak pemulihan kemerdekaan, Estonia menetapkan diri sebagai gerbang masuk antara Barat dan Timur, dan secara agresif mengikuti reformasi ekonomi dan integrasi dengan Barat. Reformasi pasar Estonia menempatkannya di antara para pemimpin ekonomi di kawasan bekas COMECON. Pada tahun 1994, menurut teori-teori ekonomi Milton Friedman, Estonia menjadi salah satu negara pertama yang mengadopsi pajak tetap, dengan laju seragam sebesar 26%, tanpa memandang besar kecilnya pendapatan perseorangan. Pada bulan Januari 2005, besaran pajak pendapatan perseorangan diturunkan menjadi 24%. Penurunan lainnya, menjadi sebesar 23%, dilakukan pada bulan Januari 2006. Besaran pajak pendapatan diturunkan menjadi 21% pada bulan Januari 2008.[125] Pemerintah Republik Estonia merampungkan desain uang logam euro Estonia pada akhir tahun 2004, dan mengadopsi euro sebagai mata uang negara ini sejak tanggal 1 Januari 2011, lebih lambat daripada yang direncanakan karena inflasi tinggi yang berkelanjutan.[112][126]", "question_text": "apakah nama mata uang yang digunakan oleh Estonia?", "answers": [{"text": "euro", "start_byte": 843, "limit_byte": 847}]} {"id": "-6584133814205867017-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afganistan", "passage_text": "Afganistan (Pashtun/Dari: افغانستان, Afganistan), secara resmi Republik Islam Afganistan, adalah negara yang terkurung daratan yang terletak di Asia Selatan dan Asia Tengah. Memiliki penduduk sekitar 32 juta, menjadikannya negara paling padat penduduknya ke-42 di dunia. Negara ini berbatasan dengan Pakistan di selatan dan timur; Iran di barat; Turkmenistan,Uzbekistan, Tajikistan di utara; dan Tiongkok jauh di timur laut. Wilayahnya meliputi 652.000km² (252.000 sq mi), menjadikannya negara terbesar ke-41 di dunia.", "question_text": "berapakah luas negara Afganistan?", "answers": [{"text": "652.000km²", "start_byte": 454, "limit_byte": 465}]} {"id": "8060192198486409649-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kontrol diri", "passage_text": "Hampir satu dekade setelahnya, Baumeister dan Heatherton memulai penelitian yang mengacu pada konsep awal kontrol diri oleh Bandura dengan istilah regulasi diri. Mereka menganalisis tiga aspek dari kontrol diri dan mengatakan bahwa regulasi diri merupakan sumber daya yang terbatas, misalnya ketika seseorang sedang kelelahan maka ia akan mudah kehilangan regulasi diri. Hal itu berdasarkan asumsi bahwa impuls yang muncul memiliki kekuatan, dan regulasi diri harus memiliki kekuatan yang lebih besar agar individu dapat mengontrol dan menahan impuls tersebut; hal itu juga yang membuat seseorang akan kesulitan meregulasi beberapa impuls dalam satu waktu[6].\n\nPada penelitian selanjutnya pada tahun 2002, Baumeister mengatakan bahwa kontrol diri dan regulasi diri mengacu pada hal yang sama, yaitu kapasitas seseorang untuk mengendalikan perilaku dirinya yang muncul secara tiba-tiba dan mengganti perilaku tersebut dengan perilaku lain yang lebih sesuai. Perilaku tersebut dapat berbentuk pikiran (menolak pikiran buruk dan berusaha berkonsentrasi), mengubah emosi (melepaskan perasaan yang tidak menyenangkan), meregulasi impuls (bertahan terhadap godaan), dan meningkatkan performansi kerja[7]. Kapasitas tersebut memampukan individu untuk hidup dan bekerja bersama dalam sistem budaya yang ada dan memberikan manfaat bagi semua manusia yang ada dalam sistem tersebut[8]. Penelitian selanjutnya yang lebih berfokus pada dampak kontrol diri mendefinisikan istilah kontrol diri sebagai kemampuan untuk mengendalikan dan mengubah respon diri, termasuk mencegah impuls perilaku yang tidak diinginkan dan menahan diri untuk tidak melakukannya[9]. Hal itu membuat kontrol diri yang rendah disebut sebagai impulsivitas dan ketidaksabaran seseorang untuk memuaskan keinginan secepatnya[10].\n\nBaumeister, Vohs, dan Tice (2007) melihat kontrol diri merupakan kapasitas manusia untuk mengendalikan respon terutama dalam fungsinya untuk beradaptasi dengan norma ideal, moral, ekspektasi sosial, dan pencapaian jangka panjang. Namun berbeda pada penelitian sebelumnya, mereka mengatakan bahwa kontrol diri lebih mengacu pada perilaku yang disadari dan membutuhkan usaha untuk melakukannya, sedangkan regulasi diri lebih dipandang sebagai proses homeostatis seperti mempertahankan suhu tubuh[2].", "question_text": "Ada berapa aspek dalam kontrol diri?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 182, "limit_byte": 186}]} {"id": "-3521063563528437945-1", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi.[1]\nBudaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1]\nBahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbeda budaya, dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]", "question_text": "Apakah definisi dari kebudayaan ?", "answers": [{"text": "cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi", "start_byte": 20, "limit_byte": 137}]} {"id": "8942327411850444764-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perjanjian Lisboa (2007)", "passage_text": "\nPerjanjian Lisboa (juga disebut Perjanjian Reformasi) adalah sebuah perjanjian yang disahkan pada tanggal 13 Desember 2007 di Lisboa, Portugal oleh para kepala pemerintahan negara anggota Uni Eropa. Perjanjian ini merupakan pembaruan terhadap Perjanjian Uni Eropa dan Perjanjian Pendirian Komunitas Eropa (Perjanjian Roma). Setelah ratifikasi oleh badan perundangan negara-negara anggota, perjanjian ini akan berlaku mulai Januari 2009.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Perjanjian Lisboa?", "answers": [{"text": "pembaruan terhadap Perjanjian Uni Eropa dan Perjanjian Pendirian Komunitas Eropa", "start_byte": 225, "limit_byte": 305}]} {"id": "2169475398247036730-0", "language": "indonesian", "document_title": "Windows 7", "passage_text": "Windows 7 adalah versi windows terakhir yang menggunakan menu start yang menggantikan versi windows sebelumnya, Windows Vista.[5] Windows 7 dirilis untuk pabrikan komputer pada 22 Juli 2009 dan dirilis untuk publik pada 22 Oktober 2009[6], kurang dari tiga tahun setelah rilis pendahulunya, Windows Vista.", "question_text": "Kapan Windows 7 diluncurkan ?", "answers": [{"text": "22 Oktober 2009", "start_byte": 220, "limit_byte": 235}]} {"id": "5063400889378744401-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Belanda", "passage_text": "\n\nMenurut konstitusi Belanda, Amsterdam adalah ibu kota Belanda, meskipun parlemen dan pemerintah Belanda telah berada di Den Haag sejak 1588, demikian pula dengan Mahkamah Agung dan Dewan Negara.[1][2] Sejak revisi Konstitusi tahun 1983, Pasal 32 secara khusus menyebutkan bahwa \"Raja yang akan disumpah dan dilantik sesegera mungkin di ibu kota, Amsterdam\",[3][4] sebagai satu-satunya referensi dalam Konstitusi yang menyatakan bahwa Amsterdam adalah ibu kota.", "question_text": "apakah nama ibukota belanda?", "answers": [{"text": "Amsterdam", "start_byte": 30, "limit_byte": 39}]} {"id": "-1310771341282120638-0", "language": "indonesian", "document_title": "PlayStation (konsol)", "passage_text": "\nPlayStation (bahasa Jepang: プレイステーション) adalah konsol permainan grafis dari era 32-bit. Pertama kali diproduksi oleh Sony sekitar tahun 1990. PlayStation diluncurkan perdana di Jepang pada 3 Desember 1994, di Amerika Serikat 9 September 1995 dan Eropa 29 September 1995. PlayStation menjadi sangat terkenal sehingga membentuk \"Generasi PlayStation\". Dari sekian banyak game PlayStation, beberapa yang terkenal adalah: Suikoden, Tomb Raider, Final Fantasy, Resident Evil, Tekken, Winning Eleven, Ridge Racer, wipEout, Gran Turismo, Crash Bandicoot, Spyro, dan seri Metal Gear Solid. Pada 18 Mei 2004, Sony telah memproduksi 100 juta PlayStation dan PSOne ke seluruh dunia. Pada Maret 2004, sebanyak 7.300 judul permainan telah tersedia dengan jumlah akumulasi 949 juta.", "question_text": "Kapan PlayStation pertama kali dirilis ?", "answers": [{"text": "3 Desember 1994", "start_byte": 207, "limit_byte": 222}]} {"id": "4139287384576219709-0", "language": "indonesian", "document_title": "William Godwin", "passage_text": "William Godwin (3 Maret 1756 – 7 April 1836) adalah seorang penulis ilmu politik dan juga seorang novelis asal Inggris.", "question_text": "Kapan William Godwin lahir?", "answers": [{"text": "3 Maret 1756", "start_byte": 16, "limit_byte": 28}]} {"id": "1512119940577323804-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yen", "passage_text": "jmpl|Uang logam Jepang, ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100, ¥500\nYen adalah mata uang Jepang. Simbol: ¥; atau dalam bahasa Jepang: en(円).", "question_text": "Apa mata uang jepang?", "answers": [{"text": "Yen", "start_byte": 59, "limit_byte": 62}]} {"id": "-2854454553098103373-6", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Tahun 1895, hanya setahun kerja keras, Marconi berhasil memprodusir peralatan yang diperlukan. Tahun 1896 dia memperagakan alat penemuannya di Inggris dan memperoleh hak paten pertamanya untuk penemuan ini. Marconi bergegas mendirikan perusahaan dan \"Marconi\" pertama dikirim tahun 1898. Tahun berikutnya dia sudah sanggup kirim berita tanpa lewat kawat menyeberang selat Inggris. Meskipun patennya yang terpenting diperolehnya tahun 1900, Marconi meneruskan pembuatan dan mempatenkan banyak penyempurnaan-penyempurnaan atas dasar penemuannya sendiri. Pada tahun 1901 dia berhasil mengirim berita radio melintasi Samudera Atlantik, dari Inggris ke Newfoundland.", "question_text": "kapankah radio pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "1895", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "-4143220604388825068-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gedung Sate", "passage_text": "\njmpl|200px|Gedung Sate\nGedung Sate, dengan ciri khasnya berupa ornamen tusuk sate pada menara sentralnya, telah lama menjadi penanda atau markah tanah Kota Bandung yang tidak saja dikenal masyarakat di Jawa Barat, namun juga seluruh Indonesia bahkan model bangunan itu dijadikan pertanda bagi beberapa bangunan dan tanda-tanda kota di Jawa Barat. Misalnya bentuk gedung bagian depan Stasiun Kereta Api Tasikmalaya. Mulai dibangun tahun 1920, gedung berwarna putih ini masih berdiri kokoh namun anggun dan kini berfungsi sebagai gedung pusat pemerintahan Jawa Barat.", "question_text": "kapankah Gedung Sate dibangun pertama kali?", "answers": [{"text": "1920", "start_byte": 437, "limit_byte": 441}]} {"id": "-5946505517560772880-2", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Soeharto kemudian mengambil alih kekuasaan dari Soekarno, dan resmi menjadi presiden pada tahun 1968. Ia dipilih kembali oleh MPR pada tahun 1973, 1978, 1983, 1988, 1993, dan 1998. Pada tahun 1998, masa jabatannya berakhir setelah mengundurkan diri pada tanggal 21 Mei tahun tersebut, menyusul terjadinya kerusuhan Mei 1998 dan pendudukan gedung DPR/MPR oleh ribuan mahasiswa. Ia merupakan orang terlama yang menjabat sebagai presiden Indonesia. Soeharto digantikan oleh B.J. Habibie.", "question_text": "Apa nama peristiwa besar yang terjadi pada saat presiden Soeharto diturunkan ?", "answers": [{"text": "kerusuhan Mei 1998 dan pendudukan gedung DPR/MPR", "start_byte": 305, "limit_byte": 353}]} {"id": "-482774240661746620-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Israel", "passage_text": "\nAgama di Israel memainkan peran penting dalam membentuk budaya dan gaya hidup Israel, dan Israel adalah satu-satunya negara di dunia yang mayoritas penduduknya adalah orang Yahudi. Pada tahun 2005, 76.2% menganut agama Yahudi, 16.1% Muslim, 2.1% Kristen dan 1.6% Druze, dengan 4.0% sisanya merupakan kepercayaan lain.[1]", "question_text": "apakah agama mayoritas di Israel?", "answers": [{"text": "Yahudi", "start_byte": 220, "limit_byte": 226}]} {"id": "-1637635766130721389-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "Kapan Kristen pertama masuk di Indonesia?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "-6468477179773401892-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gedung Sate", "passage_text": "Gedung Sate yang pada masa Hindia Belanda itu disebut Gouvernements Bedrijven (GB), peletakan batu pertama dilakukan oleh Johanna Catherina Coops, puteri sulung Wali kota Bandung, B. Coops dan Petronella Roelofsen, mewakili Gubernur Jenderal di Batavia, J.P. Graaf van Limburg Stirum pada tanggal 27 Juli 1920, merupakan hasil perencanaan sebuah tim yang terdiri dari Ir.J.Gerber, arsitek muda kenamaan lulusan Fakultas Teknik Delft Nederland, Ir. Eh. De Roo dan Ir. G. Hendriks serta pihak Gemeente van Bandoeng, diketuai Kol. Pur. VL. Slors dengan melibatkan 2000 pekerja, 150 orang di antaranya pemahat, atau ahli bongpay pengukir batu nisan dan pengukir kayu berkebangsaan Cina yang berasal dari Konghu atau Kanton, dibantu tukang batu, kuli aduk dan peladen yang berasal dari penduduk Kampung Sekeloa, Kampung Coblong Dago, Kampung Gandok dan Kampung Cibarengkok, yang sebelumnya mereka menggarap Gedong Sirap (Kampus ITB) dan Gedong Papak (Balai Kota Bandung).", "question_text": "siapakah arsitek Gedung Sate?", "answers": [{"text": "Ir.J.Gerber", "start_byte": 368, "limit_byte": 379}]} {"id": "8967755884019873741-3", "language": "indonesian", "document_title": "Museum dan Galeri Seni Rudana", "passage_text": "Bangunan seluas 500 meter persegi ini didirikan di atas lahan seluas 2.500 meter persegi di Kawasan Seni Rudana di Peliatan, Ubud, Kabupaten Gianyar,Bali, satu kompleks dengan Rudana Fine Art Gallery. Peletakan batu pertamanya dilakukan pada tanggal 22 Desember 1990.", "question_text": "Berapa luas Museum Rudana?", "answers": [{"text": "500 meter persegi", "start_byte": 16, "limit_byte": 33}]} {"id": "-5088398736079816546-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hryvnia Ukraina", "passage_text": "Hryvnia merupakan sebuah mata uang negara Ukraina sejak tahun 1996 menggantikan Karbovanets Ukraina. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 kopek. Mata uang ini terbagi menjadi 1, 2, 5, 10, 20, 50, 100, 200, 500 hryven'.", "question_text": "Apa nama mata uang Ukraina ?", "answers": [{"text": "Hryvnia", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-7365149795656217695-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi", "passage_text": "Candi adalah istilah dalam Bahasa Indonesia yang merujuk kepada sebuah bangunan keagamaan tempat ibadah peninggalan purbakala yang berasal dari peradaban Hindu-Buddha.[1] Bangunan ini digunakan sebagai tempat pemujaan dewa-dewi ataupun memuliakan Buddha. Akan tetapi, istilah 'candi' tidak hanya digunakan oleh masyarakat untuk menyebut tempat ibadah saja, banyak situs-situs purbakala non-religius dari masa Hindu-Buddha Indonesia klasik, baik sebagai istana (kraton), pemandian (petirtaan), gapura, dan sebagainya, juga disebut dengan istilah candi.", "question_text": "Apakah fungsi candi pada masa kerajaan Hindu Budha ?", "answers": [{"text": "sebagai tempat pemujaan dewa-dewi ataupun memuliakan Buddha", "start_byte": 194, "limit_byte": 253}]} {"id": "-2101396099816477288-21", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Protestan Indonesia di Donggala", "passage_text": "Ketua: Pdt. Zakarias Wahyu Widodo, MTh[30]\nWakil Ketua: Pdt. Selvianus Sekeon, S.Th.,M.Si.\nSekretaris: Pdt. I Wayan Ardiawan,M.Si\nWakil Sekretaris: Pdt. Grace Taga, S.Th.\nBendahara: Pnt. Ir. Made Suwana", "question_text": "Siapa pemimpin Gereja Protestan Indonesia di Donggala?", "answers": [{"text": "Pdt. Zakarias Wahyu Widodo, MTh", "start_byte": 7, "limit_byte": 38}]} {"id": "-493351157456701169-0", "language": "indonesian", "document_title": "Intranet", "passage_text": "Intranet adalah sebuah jaringan privat (private network) yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), untuk membagi informasi rahasia perusahaan atau operasi dalam perusahaan tersebut kepada karyawannya. Kadang-kadang, istilah intranet hanya merujuk kepada layanan yang terlihat, yakni situs web internal perusahaan. Untuk membangun sebuah intranet, maka sebuah jaringan haruslah memiliki beberapa komponen yang membangun Internet, yakni protokol Internet (Protokol TCP/IP, alamat IP, dan protokol lainnya), klien dan juga server. Protokol HTTP dan beberapa protokol Internet lainnya (FTP, POP3, atau SMTP) umumnya merupakan komponen protokol yang sering digunakan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan intranet?", "answers": [{"text": "jaringan privat (private network) yang menggunakan protokol-protokol Internet (TCP/IP), untuk membagi informasi rahasia perusahaan atau operasi dalam perusahaan tersebut kepada karyawannya", "start_byte": 23, "limit_byte": 211}]} {"id": "269031544102996477-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sisilia", "passage_text": "\n\nSisilia (bahasa Italia: Sicilia) adalah sebuah daerah otonomi Italia dan pulau terbesar di Laut Tengah, dengan wilayah seluas 25.703 km² dan penduduk 4.968.991 jiwa.", "question_text": "Dimanakah letak Sisilia ?", "answers": [{"text": "Italia", "start_byte": 64, "limit_byte": 70}]} {"id": "5723958365608565924-157", "language": "indonesian", "document_title": "John F. Kennedy", "passage_text": "Bandar Udara Internasional John F. Kennedy, fasilitas penerbangan (berganti nama dari Idlewild pada Desember 1963) di Queens County, New York City; gerbang internasional tersibuk di Amerika Serikat\nBandar Udara Memorial John F. Kennedy, fasilitas penerbangan di Ashland County, Wisconsin, dekat kota Ashland\nJembatan Memorial John F. Kennedy, penghubung transportasi tujuh lajur melintasi Sungai Ohio; jembatan ini rampung pada akhir 1963 dan menghubungkan Kentucky dan Indiana\nJohn F. Kennedy School of Government, institusi pendidikan yang berganti nama dari Harvard Graduate School of Public Administration pada tahun 1966\nJohn F. Kennedy Space Center, instalasi pemerintah AS yang mengelola dan mengoperasikan fasilitas peluncuran astronot di Titusville, dekat Cocoa Beach, FL\nJohn F. Kennedy Special Warfare Center and School, tempat pelatihan personel Angkatan Darat Amerika Serikat untuk Komando Operasi Khusus Angkatan Darat Amerika Serikat dan Pasukan Operasi Khusus Angkatan Darat di Fort Bragg, di luar Fayetteville, NC\nJohn F. Kennedy University, institusi pendidikan swasta yang didirikan di California tahun 1964; kampusnya terletak di Pleasant Hill, Campbell, Berkeley, dan Santa Cruz\nUSSJohn F. Kennedy(CV-67), kapal induk Angkatan Laut AS yang dipesan bulan April 1964, diluncurkan Mei 1967, dibebastugaskan Agustus 2007, dan diberi julukan \"Big John\"\nJohn F. Kennedy High School, nama sejumlah sekolah sekunder di Amerika Serikat\nUSSJohn F. Kennedy(CVN-79), kapal induk Angkatan Laut AS yang dibangun tahun 2011 dan dijadwalkan bertugas tahun 2020", "question_text": "Siapakah yang mendirikan John F. Kennedy Space Center?", "answers": [{"text": "pemerintah AS", "start_byte": 666, "limit_byte": 679}]} {"id": "-337811950983386931-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jeet Kune Do", "passage_text": "Jeet Kune Do (截拳道) disingkat JKD, dalam bahasa Mandarin 'Jié quán dào, dalam Bahasa kanton: Jit kyùn dou adalah sebuah seni bela diri yang diciptakan oleh Bruce Lee. Dia tidak hanya mempelajari Wing Chun, tetapi juga tinju, karate, arnis, jujitsu, judo. Dari berbagai macam beladiri tersebut kemudian dipadukan dan disederhanakan sehingga terbentuklah sebuah seni bela diri yang praktis dan mudah di kuasai seseorang. JKD merupakan seni bela diri yang mengutamakan karakter dan kemampuan diri sendiri, jadi setiap praktisi JKD diharapkan untuk menjadi dirinya sendiri.", "question_text": "Siapa pencipta seni bela diri Jeet Kune Do?", "answers": [{"text": "Bruce Lee", "start_byte": 165, "limit_byte": 174}]} {"id": "4481909163895244766-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peradaban", "passage_text": "Peradaban atau tamadun memiliki berbagai arti dalam kaitannya dengan masyarakat manusia. Seringkali istilah ini digunakan untuk merujuk pada suatu masyarakat yang \"kompleks\": dicirikan oleh praktik dalam pertanian, hasil karya dan pemukiman, berbanding dengan budaya lain, anggota-anggota sebuah peradaban akan disusun dalam beragam pembagian kerja yang rumit dalam struktur hierarki sosial.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan peradaban ?", "answers": [{"text": "masyarakat yang \"kompleks\": dicirikan oleh praktik dalam pertanian, hasil karya dan pemukiman, berbanding dengan budaya lain, anggota-anggota sebuah peradaban akan disusun dalam beragam pembagian kerja yang rumit dalam struktur hierarki sosial", "start_byte": 147, "limit_byte": 390}]} {"id": "8596485502387607133-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam deoksiribonukleat", "passage_text": "\n\nAsam deoksiribonukleat, lebih dikenal dengan singkatan DNA (bahasa Inggris: deoxyribonucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instruksi genetika setiap organisme dan banyak jenis virus. Instruksi-instruksi genetika ini berperan penting dalam pertumbuhan, perkembangan, dan fungsi organisme dan virus. DNA merupakan asam nukleat; bersamaan dengan protein dan karbohidrat, asam nukleat adalah makromolekul esensial bagi seluruh makhluk hidup yang diketahui. Kebanyakan molekul DNA terdiri dari dua unting biopolimer yang berpilin satu sama lainnya membentuk heliks ganda. Dua unting DNA ini dikenal sebagai polinukleotida karena keduanya terdiri dari satuan-satuan molekul yang disebut nukleotida. Tiap-tiap nukleotida terdiri atas salah satu jenis basa nitrogen (guanina (G), adenina (A), timina (T), atau sitosina (C)), gula monosakarida yang disebut deoksiribosa, dan gugus fosfat. Nukleotida-nukelotida ini kemudian tersambung dalam satu rantai ikatan kovalen antara gula satu nukleotida dengan fosfat nukelotida lainnya. Hasilnya adalah rantai punggung gula-fosfat yang berselang-seling. Menurut kaidah pasangan basa (A dengan T dan C dengan G), ikatan hidrogen mengikat basa-basa dari kedua unting polinukleotida membentuk DNA unting ganda", "question_text": "Apa itu DNA ?", "answers": [{"text": "\"dsr\":[417,424,3,3]}'>nucleic acid), adalah sejenis biomolekul yang menyimpan dan menyandi instruksi-instru", "start_byte": 109, "limit_byte": 224}]} {"id": "8089224881191581968-16", "language": "indonesian", "document_title": "El Salvador", "passage_text": "\n\nEl Salvador terletak di Amerika Tengah, yang luas totalnya 8.123 mil persegi (21.040km²), hampir seukuran negara bagian Massachusetts. El Salvador adalah negara terkecil di benua Amerika. Karena ukurannya negeri ini sering dijuluki \"Tom Thumb dari Amerika\" (\"Pulgarcito de America\"). Dalam perbatasannya kota ini memiliki luas perairan 123,6 mil persegi (320km²). Beberapa sungai kecil mengalir melalui El Salvador ke Samudera Pasifik, termasuk Goascorán, Jiboa, Torola, Paz dan Río Grande de San Miguel. Sungai terbesar, Sungai Lempa, mengalir dari Honduras melintasi El Salvador ke samudera, dapat dilayari untuk lalu lintas komersial. Kawah vulkanik mencakup danau, yang paling penting adalah Danau Ilopango (70km² / 27sqmi) dan Danau Coatepeque (26km² / 10sqmi). Danau Güija adalah danau alami terbesar di El Salvador (44km² / 17sqmi). Beberapa danau buatan dibuat dengan membendung Sungai Lempa, yang paling besar adalah Embalse Cerrón Grande (350km² / 135sqmi).", "question_text": "berapakah luas El Salvador?", "answers": [{"text": "8.123 mil persegi", "start_byte": 61, "limit_byte": 78}]} {"id": "4889331054232765018-23", "language": "indonesian", "document_title": "Ignatius dari Loyola", "passage_text": "Pada tahun 1539, bersama Petrus Faber dan Fransiskus Xaverius, Ignatius membentuk Serikat Yesus, yang disetujui oleh Paus Paulus III pada tahun 1540. Ignatius terpilih sebagai Superior Jenderal pertama tarekat itu dan dipanggil dengan sebutan Pater Jenderal (Bapa/Romo Jenderal) oleh para anggota tarekat Yesuit.[29]", "question_text": "kapankah Serikat Yesus didirikan?", "answers": [{"text": "1539", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "-991430850103307596-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Iwo Jima", "passage_text": "Pertempuran Iwo Jima (disebut pula sebagai Operasi Detasemen) merupakan pertempuran awal ketika pasukan Amerika mulai menaklukkan Iwo Jima dari kekuasaan Jepang. Tujuan utama Amerika adalah untuk menaklukkan seluruh pulau, termasuk tiga lapangan terbang. Pertempuran ini merupakan salah satu pertempuran paling berdarah dalam sejarah Perang Pasifik Perang Dunia II.\nPosisi tentara Jepang di pulau tersebut sangat strategis, dengan bunker yang saling terhubung, artileri tersembunyi, dan terowongan bawah tanah sepanjang 18km (11 mil). Pasukan Amerika dibantu oleh tembakan meriam dengan kapal-kapal perang dan Marinir Angkatan Udara sudah menembaki Iwo Jima sejak penyerangan dimulai. Invasi ini merupakan invasi pertama pasukan Amerika ke daerah kekuasaan Jepang langsung, dan pasukan Jepang menjaga pertahanan mereka dengan gigih tanpa ada perasaan menyerah. Jenderal pasukan Jepang tidak pernah memikirkan untuk menyerah kepada Amerika hanya untuk menyelamatkan pasukannya, dia dan pasukannya sudah berjanji akan berperang sampai mati, tak peduli seberapa kecilnya kemungkinan untuk menang.", "question_text": "Dimanakah Pertempuran Iwo Jima berlangsung ?", "answers": [{"text": "Iwo Jima", "start_byte": 12, "limit_byte": 20}]} {"id": "-8522435235990276633-0", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Selatan", "passage_text": "Republik Korea (Korean: Daehan Minguk (Hangul: 대한민국; Hanja: 大韓民國); bahasa Inggris: Republic of Korea/ROK) atau biasa dikenal sebagai Korea Selatan atau Korsel adalah sebuah negara di Asia Timur yang meliputi bagian selatan Semenanjung Korea. Di sebelah utara, Republik Korea berbataskan Korea Utara, di mana keduanya bersatu sebagai sebuah negara hingga tahun 1948. Laut Kuning di sebelah barat, Jepang berada di seberang Laut Jepang (disebut \"Laut Timur\" oleh orang-orang Korea) dan Selat Korea berada di bagian tenggara.[1] Negara ini dikenal dengan nama Hanguk (한국; 韓國).[2] oleh penduduk Korea Selatan dan disebut Namchosŏn (남조선; 南朝鮮; \"Chosŏn Selatan\") di Korea Utara. Ibu kota Korea Selatan adalah Seoul (서울).", "question_text": "Apakah ibukota Korea Selatan?", "answers": [{"text": "Seoul", "start_byte": 740, "limit_byte": 745}]} {"id": "-9110720563940251612-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas (surat kabar)", "passage_text": "jmpl|Pendiri Kompas, Peter Kansius Ojong (1920-1980) (kiri) dan Jakob Oetama (kanan)\n\nIde awal penerbitan harian ini datang dari Jenderal Ahmad Yani, yang mengutarakan keinginannya kepada Frans Xaverius Seda (Menteri Perkebunan dalam kabinet Soekarno) untuk menerbitkan surat kabar yang berimbang, kredibel, dan independen. Frans kemudian mengemukakan keinginan itu kepada dua teman baiknya, Peter Kansius Ojong (Tionghoa: Auwjong Peng Koen) (1920-1980), seorang pimpinan redaksi mingguan Star Weekly, dan Jakob Oetama, wartawan mingguan Penabur milik gereja Katolik, yang pada waktu itu sudah mengelola majalah Intisari ketika PT Kinta akan mengalami kebangkrutan yang terbit tahun 1963. Ojong langsung menyetujui ide itu dan menjadikan Jakob Oetama sebagai editor in-chief pertamanya.", "question_text": "siapakah pendiri koran kompas?", "answers": [{"text": "Peter Kansius Ojong (1920-1980) (kiri) dan Jakob Oetama", "start_byte": 21, "limit_byte": 76}]} {"id": "5702228426601043051-3", "language": "indonesian", "document_title": "Junichiro Tanizaki", "passage_text": "Tanizaki memulai karier menulis pada tahun 1909. Karya pertamanya adalah drama satu babak, diterbitkan oleh majalah sastra yang ia termasuk salah seorang pendirinya. Selama beberapa tahun pertama berkarya sebagai penulis, Tanizaki merendahkan budaya Jepang karena sedang tergila-gila dengan budaya Barat dan semua hal yang modern. Pada 1922, ia bahkan bertindak keterlaluan dengan pindah di bagian kota Yokohama yang memiliki permukiman untuk orang asing. Ia sempat tinggal beberapa lama di rumah bergaya Barat, dan memulai gaya hidup bohemian. Ia juga dilaporkan pernah memiliki rencana untuk pergi ke Eropa dan menetap di sana. Keadaan hidupnya waktu itu tercermin dalam beberapa karya awalnya.", "question_text": "Apa karya pertama Junichiro Tanizaki ?", "answers": [{"text": "drama satu babak", "start_byte": 73, "limit_byte": 89}]} {"id": "-5117216239154613402-30", "language": "indonesian", "document_title": "Yerusalem", "passage_text": "Yerusalem mencapai puncaknya dalam hal luas wilayah dan populasi pada akhir Periode Bait Kedua, yaitu ketika kota ini mencakup wilayah seluas dua kilometer persegi dan jumlah penduduknya 200.000 orang.[113][124]", "question_text": "berapakah luas Yerusalem?", "answers": [{"text": "dua kilometer persegi", "start_byte": 142, "limit_byte": 163}]} {"id": "-1443844620535685361-25", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "\nAbad ke-7 dan awal pertengahan abad ke-8 pada umumnya dianggap sebagai puncak kejayaan Dinasti Tang. Di bawah kekuasaan mereka, wilayah Tiongkok menjadi lebih luas dari sebelumnya; wilayah Tang terbentang dari Vietnam utara di selatan hingga titik di sebelah utara Kashmir yang berbatasan dengan Persia di barat dan Korea utara di timur laut.[52]", "question_text": "Berapa besar wilayah kekuasaan Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "Vietnam utara di selatan hingga titik di sebelah utara Kashmir yang berbatasan dengan Persia di barat dan Korea utara di timur laut", "start_byte": 211, "limit_byte": 342}]} {"id": "-1187979462693208439-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "kapankah tabel periodik di buat pertama kali?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "-9159545196028265627-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tahun kabisat", "passage_text": "Dalam satu tahun tidak secara persis terdiri dari 365 hari, tetapi 365 hari 5 jam 48 menit 45,1814 detik. Jika hal ini tidak dihiraukan, maka setiap 4 tahun akan kekurangan hampir 1 hari (tepatnya 23 jam 15 menit 0,7256 detik).", "question_text": "Berapa hari dalam satu tahun?", "answers": [{"text": "365 hari 5 jam 48 menit 45,1814 detik", "start_byte": 67, "limit_byte": 104}]} {"id": "-6201740047338985002-0", "language": "indonesian", "document_title": "Otonomi daerah", "passage_text": "Otonomi daerah adalah hak, wewenang, dan kewajiban daerah otonom untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Secara harfiah, otonomi daerah berasal dari kata otonomi dan daerah. Dalam bahasa Yunani, otonomi berasal dari kata autos dan namos. Autos berarti sendiri dan namos berarti aturan atau undang-undang, sehingga dapat diartikan sebagai kewenangan untuk mengatur sendiri atau kewenangan untuk membuat aturan guna mengurus rumah tangga sendiri. Sedangkan daerah adalah kesatuan masyarakat hukum yang mempunyai batas-batas wilayah.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan otonomi daerah?", "answers": [{"text": "hak, wewenang, dan kewajiban daerah otonom untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat sesuai dengan peraturan perundang-undangan", "start_byte": 22, "limit_byte": 199}]} {"id": "8664847819137555895-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan surah makkiyah?", "answers": [{"text": "ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 16, "limit_byte": 77}]} {"id": "-8551468603864191037-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pesarean Gunung Kawi", "passage_text": "\nDengan ditangkapnya Pangeran Diponegoro pada tahun 1830, sebagian pengikutnya melarikan diri ke Jawa Timur. Kyai Zakaria II yang menjadi penasihat spiritual Pangeran Diponegoro mengganti namanya menjadi Eyang Soedjoego atau Eyang Djoego. Ia mengungsi ke timur melewati berbagai tempat seperti Pati, Bagelen, Tuban, Kepanjen, hingga akhirnya tiba di Desa Jugo, Kesamben, Blitar sekitar tahun 1840. Ia mendiami suatu dusun yang selanjutnya dikenal sebagai Dusun Jugo (Djoego). Sekitar satu dekade pertama, Eyang Djoego membuka padepokan dan menerima murid yang salah satu diantaranya menjadi putera angkatnya, yaitu Raden Mas Jonet atau Raden Mas Iman Soedjono (Eyang Soedjo) yang merupakan salah satu senapati Pangeran Diponegoro. Pada dekade kedua, Ki Moeridun dari Warungasem, Pekalongan datang menjadi murid R.M. Iman Soedjono.[4]", "question_text": "Siapakah Kanjeng Kyai Zakaria II ?", "answers": [{"text": "penasihat spiritual Pangeran Diponegoro", "start_byte": 138, "limit_byte": 177}]} {"id": "-1222740482097504868-1", "language": "indonesian", "document_title": "Satria Garuda BIMA-X", "passage_text": "Reino Barack, produser eksekutif serial tokusatsu ini dalam konferensi pers pada tanggal 25 Juni 2014 di MNC Tower Kebon Sirih, Jakarta Pusat, mengumumkan bahwa karena kesuksesan serial prekuelnya, serial Satria Garuda BIMA-X akan mulai tayang pada 7 September 2014 dengan jumlah 50 episode, dua kali jumlah episode serial prekuelnya. Tahap penggarapan awal serial ini dimulai pada Januari 2014, dengan anggaran lebih besar dari serial pertamanya, dan proses syuting selama sepuluh bulan. Cerita dalam serial ini merupakan lanjutan langsung dari serial pertamanya, memunculkan karakter-karakter baru di dalam dunia Serial Satria.[3][4]", "question_text": "berapakah jumlah episode Garuda BIMA-X?", "answers": [{"text": "50", "start_byte": 280, "limit_byte": 282}]} {"id": "-3579825938853928514-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kekhalifahan Abbasiyah", "passage_text": "Khilafah Abbasiyah merupakan kelanjutan dari khilafah sebelumnya dari Bani Umayyah, dimana pendiri dari khilafah ini adalah Abdullah al-Saffah ibn Muhammad ibn Ali ibn Abdullah ibn al-Abbas Rahimahullah. Pola pemerintahan yang diterapkan oleh Daulah Abbasiyah berbeda-beda sesuai dengan perubahan politik, sosial, dan budaya. Kekuasaannya berlangsung dalam rentang waktu yang panjang, dari tahun 132 H (750 M) s.d. 656 H (1258 M).", "question_text": "Siapa pemimpin pertama Kekhalifahan Abbasiyah?", "answers": [{"text": "Abdullah al-Saffah ibn Muhammad ibn Ali ibn Abdullah ibn al-Abbas Rahimahullah", "start_byte": 124, "limit_byte": 202}]} {"id": "2484196281433744404-1", "language": "indonesian", "document_title": "AdSense", "passage_text": "Selain menyediakan iklan-iklan dengan sistem bayar per klik, Google AdSense juga menyediakan AdSense untuk pencarian (AdSense for Search) dan iklan arahan (Referral). Pada AdSense untuk pencarian, pemilik situs web dapat memasang kotak pencarian Google di halaman web mereka. Pemilik situs akan mendapatkan pemasukan dari Google untuk setiap pencarian yang dilakukan pengunjung melalui kotak pencarian tersebut, yang berlanjut dengan klik pada iklan yang disertakan pada hasil pencarian. Pada iklan arahan, pemilik situs akan menerima pemasukan setelah klik pada iklan berlanjut dengan tindakan tertentu oleh pengunjung yang telah disepakati antara Google dengan pemasang iklan tersebut.", "question_text": "Apa fungsi AdSense?", "answers": [{"text": "menyediakan iklan-iklan", "start_byte": 7, "limit_byte": 30}]} {"id": "-771836087398126540-0", "language": "indonesian", "document_title": "Beauty and the Beast (film 1991)", "passage_text": "Beauty and the Beast (\"Cantik dan Buruk Rupa\") adalah sebuah film animasi tahun Amerika Serikat diproduksi oleh Walt Disney Feature Animation dan dirilis ke bioskop oleh Buena Vista Pictures pada 22 November 1991. Film ini disutradarai oleh Gary Trousdale dan Kirk Wise. Film ini merupakan film ke-30 dalam rangkaian film animasi klasik Walt Disney. Film ini merupakan adaptasi dari cerita Beauty and the Beast, yang berkisah tentang cinta seorang gadis cantik bernama Belle dapat mengubah Beast menjadi manusia.", "question_text": "kapankah Beauty and the Beast pertama kali dirilis?", "answers": [{"text": "22 November 1991", "start_byte": 196, "limit_byte": 212}]} {"id": "5514852298105284232-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing munchkin", "passage_text": "Kucing munchkin adalah salah satu ras kucing berkaki pendek yang terbentuk karena mutasi genetik alami. Ras ini baru mulai dikembangbiakkan sekitar tahun 1980-an di Amerika Serikat, negara asalnya.[1] Karena kakinya yang pendek, munchkin menjadi salah satu ras kucing terkecil di dunia.[2]", "question_text": "Apa jenis kucing terkecil di dunia ?", "answers": [{"text": "munchkin", "start_byte": 7, "limit_byte": 15}]} {"id": "7250827297325039549-6", "language": "indonesian", "document_title": "Bruce Lee", "passage_text": "Bruce Lee menyukai akting dan sangat antusias terhadap kegiatan ini. Ia bahkan telah berakting semenjak ia masih berusia 3 bulan di film Golden Gate Girl (1941) Ini dikarenakan sang ayah yang mengetahui bahwa Bruce kecil memang sangat senang untuk tampil di depan umum, sehingga ia sering yang mengajak Bruce masuk studio film. Menginjak usia 18, Bruce Lee telah tampil di 20 buah film. Namun begitu, kedua orangtuanya sedikit kecewa karena nilai-nilai pelajaran di sekolahnya tidak begitu bagus. Setelah lulus SMA, ia disarankan untuk pergi ke Amerika, menyusul kakak-kakaknya yang telah terlebih dahulu belajar di sana.", "question_text": "Apa film pertama Bruce Lee?", "answers": [{"text": "Golden Gate Girl", "start_byte": 137, "limit_byte": 153}]} {"id": "-7772985566473019493-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lembah Harau", "passage_text": "Di cagar alam dan suaka margasatwa Lembah Harau terdapat berbagai spesies tanaman hutan hujan tropis dataran tinggi yang dilindungi, plus sejumlah binatang langka asli Sumatera. Monyet ekor panjang (Macaca fascirulatis) merupakan hewan\nyang acap terlihat di kawasan ini.\nKawasan Objek wisata Lembah Harau ini terdiri dari 3 (tiga) kawasan: Resort Aka Barayu, Resort Sarasah Bunta, dan Resort Rimbo Piobang . Pada resort Aka Barayun yang memiliki keindahan air terjun yang mempunyai kolam renang, yang memberikan nuansa alam yang asli juga berpotensi untuk pengembangan olahraga panjat tebing karena memiliki bukit batu yang terjal dan juga mempunyai lokasi yang bisa memantulkan suara (echo).\n\nDisini juga terdapat fasiltas penginapan berupa homestay yang bisa dimanfaatkan wisatawan yang ingin menginap lengkap dengan fasilitasnya.\nResort Sarasah Bunta terletak disebelah timur Aka Barayun, memeliki 4( empat) air terjun (sarasah Aie Luluih, Sarasah Bunta, Sarasah Murai dan sarasah Aie Angek ) dengan telaga dan pemandangan yang indah seperti ; Sarasah Aie Luluih, dimana pada sarasah ini air yang mengalir melewati dinding batu dan dibawahnya mempunyai kolam tempat mandi alami yang asri. Sarasah Bunta dimana sarasah ini mempunyai air terjunnya yang berunta-unta indah seperti bidadari yang sedang mandi apabila terpancar sinar matahari siang sehingga dinamakan “Sarasah Bunta”. Sarasah Murai , pada sarasah ini sering pada siangnya burung murai mandi sambil memadu kasih sehingga masyarakat menamakan “Sarasah Murai “. Pada Sarasah Aie Angek belum banyak dikunjungi wisatawan, airnya agak panas berada arah keutara dari “Sarasah Murai”.Pada Resort Rimbo Piobang sampai akhir tahun 2009 belum berkembang karena direncanakan untuk Taman Safari.", "question_text": "Apa nama tempat wisata terkenal di Kota Payakumbuh?", "answers": [{"text": "Lembah Harau", "start_byte": 292, "limit_byte": 304}]} {"id": "-4823614272349092307-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Inaccessible", "passage_text": "Pulau Inaccessible adalah sebuah pulau yang memiliki gunung berapi yang telah lama tidak menyemburkan lahar setelah aktif sejak 6 juta tahun yang lalu untuk terakhir kalinya. Luas pulau ini menjangkau hingga 14km2 (5.4sqmi). Pulau ini tepat berada di Samudera Atlantik bagian selatan yang berjarak sepanjang 45 km dari sebelah barat daya Pulau Tristan da Cunha.", "question_text": "Berapa luas Pulau Inaccessible?", "answers": [{"text": "14km", "start_byte": 208, "limit_byte": 212}]} {"id": "-1209658585267421322-16", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Dragon Ball", "passage_text": "Di era masa depannya, Bulma dibunuh oleh Goku yang berpakaian warna hitam.", "question_text": "Apakah warna kostum Goku?", "answers": [{"text": "hitam", "start_byte": 68, "limit_byte": 73}]} {"id": "-4589645828937772966-0", "language": "indonesian", "document_title": "Proyek lahan gambut satu juta hektar", "passage_text": "\nProyek lahan gambut satu juta hektar merupakan proyek era Pembangunan Orde Baru yang digagas oleh Menteri Transmigrasi dan Pemukiman Perambah Hutan (PPH) Siswono Yudo Husodo di daerah dominan lahan gambut terutama di Kalimantan Tengah.[1] Proyek tersebut awalnya diluncurkan pada tahun 1995 sebagai bagian dari ambisi pemerintahan Suharto untuk mencapai kembali posisi swasembada beras.[2] Pada 26 Desember 1995 Presiden Soeharto mengeluarkan Keppres No. 82 mengenai Proyek Pengembangan Lahan Gambut (PLG) Satu Juta Hektar di Kalimantan Tengah. Tujuan proyek tersebut adalah menyediakan lahan pertanian baru dengan mengubah satu juta hektar lahan gambut dan rawa untuk penanaman padi.[3] Proyek tersebut dijalankan dengan cara membuat kanal-kanal yang bertujuan membelah kubah gambut.[1]", "question_text": "Kapan Proyek lahan gambut satu juta hektar dijalankan?", "answers": [{"text": "1995", "start_byte": 287, "limit_byte": 291}]} {"id": "-6193109312852695665-4", "language": "indonesian", "document_title": "Ki Hadjar Dewantara", "passage_text": "Selain ulet sebagai seorang wartawan muda, ia juga aktif dalam organisasi sosial dan politik. Sejak berdirinya Boedi Oetomo (BO) tahun 1908, ia aktif di seksi propaganda untuk menyosialisasikan dan menggugah kesadaran masyarakat Indonesia (terutama Jawa) pada waktu itu mengenai pentingnya persatuan dan kesatuan dalam berbangsa dan bernegara. Kongres pertama BO di Yogyakarta juga diorganisasi olehnya.", "question_text": "Kapan Raden Mas Soewardi Soerjaningrat memasuki dunia politik?", "answers": [{"text": "1908", "start_byte": 135, "limit_byte": 139}]} {"id": "4405650824804349055-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantinopel", "passage_text": "Sekurang-kurangnya sejak abad ke-10, kota ini umum disebut Istanbul yang berasal dari kata Yunani Istimbolin, artinya \"dalam kota\" atau \"ke kota\". Setelah ditaklukkan oleh kaum Utsmaniyah pada 1453, nama resmi Konstantinopel dipertahankan dalam dokumen-dokumen resmi dan cetakan mata uang logam. Ketika Republik Turki didirikan, pemerintah Turki secara resmi berkeberatan atas penggunaan nama itu, dan meminta agar diganti dengan nama yang lebih umum, yakni Istanbul.[2][3][4] Penggantian nama tersebut diatur dalam Undang-Undang Pelayanan Pos Turki, sebagai bagian dari reformasi nasional Atatürk.[5][6] Istanbul berasal dari kata Stambol, yakni sebutan untuk Konstantinopel yang digunakan kaum Yunani dan Slavia dalam percakapan sehari-hari (Untuk penjelasan lebih lanjut, lihat Nama-nama Istanbul).", "question_text": "Kapan Konstantinopel berganti nama ?", "answers": [{"text": "Ketika Republik Turki didirikan", "start_byte": 296, "limit_byte": 327}]} {"id": "8610057968480587951-9", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "Luas Vietnam kurang lebih 332,698km2 (128,455sqmi), maka ukurannya hampir setara dengan luas Jerman.[2] Bagian Vietnam yang berbatasan dengan batas-batas internasionalnya seluas 4,639km (2,883mi)[2] dan panjang pantainya adalah 3,444km (2,140mi). Topografinya terdiri atas bukit-bukit dan gunung-gunung berhutan lebat, dengan dataran rendah meliputi tidak lebih dari 20%. Pegunungan berkontribusi sebesar 40% dari total luas Vietnam, dengan bukit-bukit kecil berkontribusi sebesar 40% dan hutan tropis 42%. Bagian Utara kebanyakan terdiri atas pegunungan dan Delta Sungai Merah. Phan Xi Pang, berlokasi di provinsi Lao Cai, adalah gunung tertinggi di Vietnam setinggi 3.143m (10.312ft). Selatan dibagi menjadi datran rendah tepi pantai, puncak Annamite Chain, hutan-hutan luas dan tanah yang buruk. Terdiri dari 5 plato tanah basalt yang rata-rata rata, pegunungan berkontribusi sebesar 16% bagi tanah arable (= tanah yang cocok untuk pertanian seperti jagung dan gandum) Vietnam dan 22% dari total lahan berhutan Vietnam.", "question_text": "berapakah luas negara vietnam?", "answers": [{"text": "332,698km", "start_byte": 26, "limit_byte": 35}]} {"id": "-8993889494445675356-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing munchkin", "passage_text": "Kucing munchkin adalah salah satu ras kucing berkaki pendek yang terbentuk karena mutasi genetik alami. Ras ini baru mulai dikembangbiakkan sekitar tahun 1980-an di Amerika Serikat, negara asalnya.[1] Karena kakinya yang pendek, munchkin menjadi salah satu ras kucing terkecil di dunia.[2]", "question_text": "apakah ras kucing terkecil didunia?", "answers": [{"text": "Kucing munchkin", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-8668025288122797117-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ordo mendikan", "passage_text": "Ordo mendikan (English: mendicant order) terutama merujuk pada ordo monastik atau tarekat religius Kristen yang bergantung penuh pada bantuan/sumbangan/pemberian dari pihak lain dalam menjalankan kelangsungan kehidupan mereka. Ordo mendikan Kristen pada prinsipnya menyangkal kepemilikan materi. Baik kepemilikan pribadi maupun kelompok. Mereka mengikuti teladan kehidupan Yesus, dan menghabiskan waktu serta tenaga untuk pekerjaan yang bersifat keagamaan. Ordo mendikan memiliki ciri khas; Kemiskinan, yang diterapkan dalam kehidupan sehari-hari mereka, berdoa bersama dalam komunitas, dan bekerja untuk kepentingan bersama jemaat gereja, yang menjadi jalan hidup mereka.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Ordo mendikan?", "answers": [{"text": "ordo monastik atau tarekat religius Kristen yang bergantung penuh pada bantuan/sumbangan/pemberian dari pihak lain dalam menjalankan kelangsungan kehidupan mereka", "start_byte": 63, "limit_byte": 225}]} {"id": "3272186663149939256-8", "language": "indonesian", "document_title": "SCTV", "passage_text": "\nSaat ini kantor pusat SCTV terletak di SCTV Tower, Senayan City, Jalan Asia Afrika Lot 19, Jakarta Selatan. Sebelum 23 November 2007, kantor pusat SCTV berada di Jalan Gatot Subroto Kavling 21 Jakarta yang kini ditempati oleh perusahaan dibawah naungan Indika Group. SCTV juga memiliki studio khusus di Jalan Raya Kebon Jeruk Nomor 66 Jakarta Barat dan Studio Emtek City di Jalan Daan Mogot 2 Nomor 21, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.", "question_text": "Dimanakah lokasi kantor utama SCTV ?", "answers": [{"text": "Jalan Gatot Subroto Kavling 21 Jakarta", "start_byte": 163, "limit_byte": 201}]} {"id": "2638020105592417722-25", "language": "indonesian", "document_title": "Sarawak", "passage_text": "\nTotal luas tanah Sarawak sebesar hampir 124,450 square kilometres (48,050sqmi), dan membentang dari lintang utara 0° 50′ dan 5° dan bujur timur 109° 36′ dan 115° 40′ E. Sarawak meliputi 37.5 persen dari total wilayah Malaysia.[91] Wilayah tersebut terdiri dari kawasan hutan hujan tropis besar dengan tumbuhan dan spesies hewan yang berlimpah.[92]", "question_text": "Berapa luas Sarawak?", "answers": [{"text": "124,450 square kilometres", "start_byte": 41, "limit_byte": 66}]} {"id": "-808756960537341362-4", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Gerakan Indonesia Raya", "passage_text": "Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina: H. Prabowo Subianto\nWakil Ketua Umum Bidang Politik Dalam Negeri dan Pemerintahan: Fadli Zon, S.S., M.Sc.\nWakil Ketua Umum Bidang Luar Negeri: Mayjen TNI (Purn.) Yogi Magyo Yusuf\nWakil Ketua Umum Bidang Pertahanan dan Keamanan: Mayjen TNI (Purn.) Chaerawan Musyirawan\nWakil Ketua Umum Bidang Pengembangan SDM: Dr. Sumarjati Arjoso\nWakil Ketua Umum Bidang Buruh dan Ketenagakerjaan: Arief Puyuono, SE\nWakil Ketua Umum Bidang Ekonomi Keuangan dan Industri: Murphy Hutagalung, MBA\nWakil Ketua Umum Bidang Pembangunan Pertanian Kehutanan dan Energi: Edhy Prabowo, MM, MBA\nWakil Ketua Umum Bidang Koperasi UMKM dan Ekonomi Kreatif: Dr. Marwah Daud Ibrahim\nWakil Ketua Umum Bidang Organisasi dan Keanggotaan: Widjono Hardjanto\nWakil Ketua Umum Bidang Penggalangan Massa: Ferry Joko Yuliantono\nWakil Ketua Umum Bidang Ideologi: Rachmawati Soekarnoputri\nWakil Ketua Umum Bidang Kaderisasi dan Informasi: Sugiono\nWakil Ketua Umum Bidang Hukum dan Advokasi: Sufmi Dasco Ahmad\nWakil Ketua Umum Bidang Pemuda dan Olahraga: Purnowo\nSekretaris Jenderal: Ahmad Muzani\nBendahara Umum: T.A. Muliatna Djiwandono", "question_text": "siapakah pemimpin partai Gerindra tahun 2015?", "answers": [{"text": "H. Prabowo Subianto", "start_byte": 36, "limit_byte": 55}]} {"id": "8489496106292369692-0", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Selatan", "passage_text": "Republik Korea (Korean: Daehan Minguk (Hangul: 대한민국; Hanja: 大韓民國); bahasa Inggris: Republic of Korea/ROK) atau biasa dikenal sebagai Korea Selatan atau Korsel adalah sebuah negara di Asia Timur yang meliputi bagian selatan Semenanjung Korea. Di sebelah utara, Republik Korea berbataskan Korea Utara, di mana keduanya bersatu sebagai sebuah negara hingga tahun 1948. Laut Kuning di sebelah barat, Jepang berada di seberang Laut Jepang (disebut \"Laut Timur\" oleh orang-orang Korea) dan Selat Korea berada di bagian tenggara.[1] Negara ini dikenal dengan nama Hanguk (한국; 韓國).[2] oleh penduduk Korea Selatan dan disebut Namchosŏn (남조선; 南朝鮮; \"Chosŏn Selatan\") di Korea Utara. Ibu kota Korea Selatan adalah Seoul (서울).", "question_text": "apakah nama ibukota Korea Selatan ?", "answers": [{"text": "Seoul", "start_byte": 740, "limit_byte": 745}]} {"id": "-3513432312588629010-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konduksi panas", "passage_text": "Konduksi panas atau konduksi termal adalah penjalaran kalor tanpa disertai perpindahan bagian-bagian zat perantaranya. Penjalaran ini biasanya terjadi pada benda padat. Kalor mengalir pada konduktor dari sisi yang bersuhu tinggi ke sisi yang bersuhu rendah. Jadi, pada konduktor, suhu terbagi sepanjang konduktor sehingga membuat semacam lintasan untuk mengalirkan panas dari tempat dengan jumlah panas lebih banyak (suhu tinggi) ke tempat dengan jumlah panas lebih sedikit (suhu rendah).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan konduksi ?", "answers": [{"text": "penjalaran kalor tanpa disertai perpindahan bagian-bagian zat perantaranya", "start_byte": 43, "limit_byte": 117}]} {"id": "8361575646267422977-1", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Komunis Indonesia", "passage_text": "\nHenk Sneevliet dan kaum sosialis Hindia Belanda lainnya membentuk serikat tenaga kerja di pelabuhan pada tahun 1914, dengan nama Indies Social Democratic Association (dalam bahasa Belanda: Indische Sociaal Democratische Vereeniging-, ISDV). ISDV pada dasarnya dibentuk oleh 85 anggota dari dua partai sosialis Belanda, yaitu SDAP dan Partai Sosialis Belanda yang kemudian menjadi SDP komunis, yang berada dalam kepemimpinan Hindia Belanda.[3] Para anggota Belanda dari ISDV memperkenalkan ide-ide Marxis untuk mengedukasi orang-orang Indonesia mencari cara untuk menentang kekuasaan kolonial.", "question_text": "Siapa pendiri Partai Komunis Indonesia?", "answers": [{"text": "Henk Sneevliet", "start_byte": 1, "limit_byte": 15}]} {"id": "5618616829778490243-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gangguan bipolar", "passage_text": "Gangguan bipolar adalah gangguan mental yang menyerang kondisi psikis seseorang yang ditandai dengan perubahan suasana hati yang sangat ekstrem berupa mania dan depresi, karena itu istilah medis sebelumnya disebut dengan manic depressive. Suasana hati penderitanya dapat berganti secara tiba-tiba antara dua kutub (bipolar) yang berlawanan yaitu kebahagiaan (mania) dan kesedihan (depresi) yang berlebihan tanpa pola atau waktu yang pasti.", "question_text": "Apa itu gangguan Bipolar?", "answers": [{"text": "gangguan mental yang menyerang kondisi psikis seseorang yang ditandai dengan perubahan suasana hati yang sangat ekstrem berupa mania dan depresi", "start_byte": 24, "limit_byte": 168}]} {"id": "7079693649271234386-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pilot (Smallville)", "passage_text": "Tempat produksi berada di Vancouver, Kanada, yang digunakan untuk penggambaran dengan latar \"Amerika Tengah\".[2] Syuting untuk episode pilot secara resmi dimulai empat hari setelah aktor akhir telah berakting untuk serinya. Ketika keterbatasan waktu tidak memungkinkan kru produksi untuk secara fisik menciptakan perlengkapan, penggunaan computer-generated imagery digunakan secara digital untuk menyisipkan, mengatur potongan-potongan ke tempat kejadian. Saat serial tersebut ditayangkan perdana, film ini mendapatkan ulasan positif dari pemirsa dari WB. Episode ini secara umum diterima dengan baik oleh kritikus, dan dinominasikan untuk berbagai penghargaan, dan memenangkan dua pengharagaan.", "question_text": "dimanakah Smallville di buat?", "answers": [{"text": "Vancouver, Kanada", "start_byte": 26, "limit_byte": 43}]} {"id": "-5248053661076790813-1", "language": "indonesian", "document_title": "Keluarga Joko Widodo", "passage_text": "Joko Widodo menikahi Iriana di Solo, Jawa Tengah pada 24 Desember 1986. Mereka dikaruniai tiga orang anak bernama Gibran Rakabuming Raka, Kahiyang Ayu dan Kaesang Pangarep. [1]", "question_text": "berapakah jumlah anak Joko Widodo?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 90, "limit_byte": 94}]} {"id": "758328787833497695-0", "language": "indonesian", "document_title": "Media massa", "passage_text": "[1]Media massa atau Pers adalah suatu istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas. Dalam pembicaraan sehari-hari, istilah ini sering disingkat menjadi media.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan media masa?", "answers": [{"text": "istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas", "start_byte": 38, "limit_byte": 189}]} {"id": "-7194739826773010523-3", "language": "indonesian", "document_title": "D.T. Suzuki", "passage_text": "Selama periode pelatihan di Engaku-ji, Suzuki menjalani kehidupan layaknya seorang biksu. Ia menggambarkan kehidupannya ini dan pengalamannya di Kamakura dalam bukunya Pelatihan Biksu Buddhist Zen – The Training of the Zen Buddhist Monk. Pada tahun 1890, Suzuki diundang oleh Soyen Shaku untuk berkunjung ke America. Suzuki berperan sebagai penerjemah bahasa Inggris dari buku yang ia tulis sendiri (1906). Walaupun sampai dengan saat itu Suzuki telah menterjemahkan beberapa naskah berbahasa Asia kuno kedalam bahasa Inggris (contoh: Kebangkitan Kepercayaan Mahayana – Awakening of Faith in the Mahayana), peran-nya dalam menerjemahkan dan aspek sebagai penulis-bayangan terhadap buku ini merupakan permulaan karier Suzuki sebagai penulis dalam bahasa Inggris.", "question_text": "Kapan Daisetz Teitaro Suzuki mulai menulis buku ?", "answers": [{"text": "1890", "start_byte": 251, "limit_byte": 255}]} {"id": "6221045374176582952-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Laut Guadalkanal", "passage_text": "Pertempuran Laut Guadalkanal kadang-kadang disebut Pertempuran Kepulauan Savo Ketiga dan Keempat, Pertempuran Solomon, atau menurut sumber Jepang sebagai Pertempuran Laut Solomon Ketiga(第三次ソロモン海戦,Dai Sanji Solomon Kaisen) 12 November-15 November 1942 adalah pertempuran menentukan dalam serangkaian pertempuran laut antara Sekutu (terutama Amerika Serikat) dan Angkatan Bersenjata Kekaisaran Jepang dalam kampanye militer Guadalkanal yang berlangsung berbulan-bulan di Kepulauan Solomon. Pertempuran laut ini melibatkan kapal-kapal dan pesawat tempur selama lebih dari empat hari, sebagian besar terjadi di dekat Guadalkanal. Penyebab pertempuran adalah usaha Jepang mengirimkan bala bantuan bagi pasukan darat yang berusaha merebut kembali Guadalkanal.", "question_text": "dimanakah Kampanye Guadalkanal terjadi?", "answers": [{"text": "Kepulauan Solomon", "start_byte": 487, "limit_byte": 504}]} {"id": "380446288765635352-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas kota Jerman ?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "8271466391193846680-0", "language": "indonesian", "document_title": "Isi bocoran kawat diplomatik Amerika Serikat (Selandia Baru)", "passage_text": "Isi bocoran kawat diplomatik Amerika Serikat menjelaskan Selandia Baru dan subjek-subjek terkaitnya secara ekstensif. Kebocoran yang dimulai tanggal 28 November 2010 ini terjadi setelah situs WikiLeaks — organisasi media baru nirlaba internasional yang menerbitkan kiriman dokumen-dokumen rahasia dari berbagai sumber berita dan bocoran berita anonim — mulai menerbitkan dokumen rahasia dengan korespondensi yang terperinci — kawat diplomatik — antara Departemen Luar Negeri Amerika Serikat dan perwakilan diplomatiknya di seluruh dunia. WikiLeaks membocorkan dokumen ini setiap hari sejak tanggal pertama rilisnya.", "question_text": "tahun berapakah Isi bocoran kawat diplomatik Amerika terjadi?", "answers": [{"text": "28 November 2010", "start_byte": 149, "limit_byte": 165}]} {"id": "-2727298294207792292-0", "language": "indonesian", "document_title": "3 dimensi", "passage_text": "\n3 dimensi atau biasa disingkat 3D atau disebut ruang, adalah bentuk dari benda yang memiliki panjang, lebar, dan tinggi. Istilah ini biasanya digunakan dalam bidang seni, animasi, komputer dan matematika. Setiap bangun tiga dimensi memiliki kapasitas, disebut juga dengan volume.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan gambar tiga dimensi ?", "answers": [{"text": "bentuk dari benda yang memiliki panjang, lebar, dan tinggi", "start_byte": 62, "limit_byte": 120}]} {"id": "-4179513735491465153-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pisang", "passage_text": "Pisang adalah nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna raksasa berdaun besar memanjang dari suku Musaceae. Beberapa jenisnya (Musa acuminata, M. balbisiana, dan M. ×paradisiaca) menghasilkan buah konsumsi yang dinamakan sama. Buah ini tersusun dalam tandan dengan kelompok-kelompok tersusun menjari yang disebut sisir. Hampir semua buah pisang memiliki kulit berwarna kuning ketika matang, meskipun ada beberapa yang berwarna jingga, merah, hijau, ungu, atau bahkan hampir hitam. Buah pisang sebagai bahan pangan merupakan sumber energi (karbohidrat) dan mineral, terutama kalium.", "question_text": "Apakah nama ilmiah pisang ?", "answers": [{"text": "Musaceae", "start_byte": 101, "limit_byte": 109}]} {"id": "-5685085815162630761-0", "language": "indonesian", "document_title": "Drakhma", "passage_text": "Drakhma (₯; Greek: δραχμή [ðraxˈmi], dibaca: \"drakhme\" atau \"drakhma\"; bentuk jamak: drachmae atau drachmas) adalah mata uang yang digunakan di Yunani dalam beberapa periode sejarahnya:", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan di Yunani?", "answers": [{"text": "Drakhma", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "2459780306562927142-37", "language": "indonesian", "document_title": "Bolivia", "passage_text": "Sekitar 80% penduduknya bercakap bahasa Spanyol sebagai bahasa ibu mereka, meski bahasa Aymara dan Quechua juga umum. Sekitar 90% anak-anak masuk SD namun sering hanya setahun atau kurang. Tingkat melek huruf rendah di banyak daerah pinggiran kota, namun menurut CIA tingkat melek huruf 87% yang lebih besar daripada tingkat melek huruf di Brasil atau negeri-negeri TimTeng lain. Perkembangan budaya dari Bolivia masa kini terbagi atas 3 periode berbeda: pra-Columbus, kolonial, dan republik. Reruntuhan arkeologi, ornamen emas dan perak, monumen batu, keramik, dan tenunan tetap dari beberapa budaya pra-Columbus yang penting. Reruntuhan utama termasuk Tiwanaku, Samaipata, Incallajta, dan Iskanawaya. Negeri ini penuh dengan tempat lain yang sulit dijangkau dan jarang dieksplorasi.[1]", "question_text": "Apakah bahasa resmi Bolivia?", "answers": [{"text": "bahasa Spanyol", "start_byte": 33, "limit_byte": 47}]} {"id": "-2277366529629328391-0", "language": "indonesian", "document_title": "Schutzstaffel", "passage_text": "\nSchutzstaffel (bahasa Jerman untuk \"Skuadron Pelindung\"), disingkat\n\n(Rune) atau SS (Latin), adalah organisasi keamanan dan militer besar milik Partai Nazi Jerman.", "question_text": "Apa itu Schutzstaffel Jerman?", "answers": [{"text": "organisasi keamanan dan militer besar milik Partai Nazi Jerman", "start_byte": 101, "limit_byte": 163}]} {"id": "-6926663844512451955-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mazhab astronomi dan matematika Kerala", "passage_text": "Mazhab astronomi dan matematika Kerala adalah mazhab matematika dan astronomi yang didirikan oleh Madhava dari Sangamagrama di Kerala, India Selatan; yang para anggotanya termasuk antara lain Parameshvara, Neelakanta Somayaji, Jyeshtadeva, Achyuta Pisharati, Melpathur Narayana Bhattathiri, dan Achyuta Panikkar. Mazhab ini berkembang antara abad ke-14 dan ke-16 masehi, dan penemuan orisinil terakhir mazhab ini tampaknya terdapat pada Narayana Bhattathiri (1559-1632). Dalam upaya untuk memecahkan masalah-masalah astronomi, mazhab Kerala secara mandiri menciptakan beberapa konsep-konsep penting matematika. Hasil terpenting mereka, yaitu ekspansi deret untuk fungsi trigonometri, digambarkan dalam syair bahasa Sanskerta dalam sebuah buku karangan Neelakanta yang bernama Tantrasangraha, serta dalam komentar tentang karya ini yang disebut Tantrasangraha-vakhya, yang tidak diketahui penulisnya. Teorema-teorema yang ada dinyatakan tanpa bukti, namun bukti-bukti untuk deret sinus, kosinus, dan tangen terbalik diberikan satu abad kemudian dalam karya Yuktibhasa (k. 1500 - k. 1610), yang ditulis dalam bahasa Malayalam oleh Jyesthadeva, dan juga dalam komentar tentang Tantrasangraha.[1]", "question_text": "Kapan Mazhab astronomi dan matematika Kerala didirikan?", "answers": [{"text": "abad ke-14", "start_byte": 342, "limit_byte": 352}]} {"id": "-6877626179188178136-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat terbang", "passage_text": "Pesawat terbang yang lebih berat dari udara ini diterbangkan pertama kali oleh Wright Bersaudara (Orville Wright dan Wilbur Wright) dengan menggunakan pesawat rancangan sendiri yang dinamakan Flyer yang diluncurkan pada tahun 1903 di sekitar Amerika Serikat. Selain Wright bersaudara, tercatat beberapa penemu pesawat lain yang menemukan pesawat terbang antara lain Samuel F Cody yang melakukan aksinya di lapangan Farnborough, Inggris tahun 1910. Sedangkan untuk pesawat yang lebih ringan dari udara sudah terbang jauh sebelumnya. Penerbangan pertama kalinya dengan menggunakan balon udara panas yang ditemukan seorang berkebangsaaan Perancis bernama Joseph Montgolfier dan Etiene Montgolfier terjadi pada tahun 1782, kemudian disempurnakan seorang Jerman yang bernama Ferdinand von Zeppelin dengan memodifikasi balon berbentuk cerutu yang digunakan untuk membawa penumpang dan barang pada tahun 1900. Pada tahun tahun berikutnya balon Zeppelin mengusai pengangkutan udara sampai musibah kapal Zeppelin pada perjalanan trans-Atlantik di New Jersey 1936 yang menandai berakhirnya era Zeppelin meskipun masih dipakai menjelang Perang Dunia II. Setelah zaman Wright, pesawat terbang banyak mengalami modifikasi baik dari rancang bangun, bentuk dan mesin pesawat untuk memenuhi kebutuhan transportasi udara.Pesawat komersial yang lebih besar dibuat pada tahun 1949 bernama Bristol Brabazon.Sampai sekarang pesawat penumpang terbesar di dunia di buat oleh airbus industrie dari eropa dengan pesawat A380.", "question_text": "Siapa yang menemukan pesawat terbang pertama kali ?", "answers": [{"text": "Orville Wright dan Wilbur Wright", "start_byte": 98, "limit_byte": 130}]} {"id": "-6730920158928320265-8", "language": "indonesian", "document_title": "Mauna Loa", "passage_text": "Mauna Loa mulai meletus antara 700.000 dan 1.000.000 tahun yang lalu dan telah tumbuh secara terus-menerus sejak itu. Seperti seluruh pulau Hawaii, Mauna Loa berasal dari Hawaii-hotspot yang membuat magma naik dari dalam mantel bumi. Hotspot yang masih dalam posisi yang tetap, sedangkan Pasifik Plate drifts atasnya pada tingkat sekitar 4 inci (10cm) per tahun. The upwelling of hot magma menciptakan gunung berapi, dan setiap gunung berapi erupts selama beberapa juta tahun sebelum gerakan yang membawa piring itu jauh dari meningkatnya magma.", "question_text": "Kapan gunung Mauna Loa pertama meletus?", "answers": [{"text": "antara 700.000 dan 1.000.000 tahun yang lalu", "start_byte": 24, "limit_byte": 68}]} {"id": "4218711142130349338-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telepon genggam", "passage_text": "Penemu telepon genggam yang pertama adalah Martin Cooper, seorang karyawan Motorola pada tanggal 03 April 1973, walaupun banyak disebut-sebut penemu telepon genggam adalah sebuah tim dari salah satu divisi Motorola (divisi tempat Cooper bekerja) dengan model pertama adalah DynaTAC. Ide yang dicetuskan oleh Cooper adalah sebuah alat komunikasi yang kecil dan mudah dibawa bepergian secara fleksibel.", "question_text": "siapakah penemu telepon pertama?", "answers": [{"text": "Martin Cooper", "start_byte": 43, "limit_byte": 56}]} {"id": "3761112487492971123-1", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Edinburgh, ibu kota negara dan kota terbesar kedua, adalah salah satu pusat keuangan terbesar di Eropa.[12] Edinburgh pernah menjadi pusat Pencerahan Skotlandia pada abad ke-18, yang mengubah Skotlandia menjadi salah satu kekuatan industri, perdagangan, dan intelektual di Eropa. Glasgow, kota terbesar di Skotlandia,[13] pernah menjadi salah satu kota industri terkemuka di dunia dan saat ini berlokasi di pusat konurbasi Glasgow Raya. Perairan Skotlandia terdiri dari sejumlah besar sektor[14] Atlantik Utara dan Laut Utara, mengandung cadangan minyak terbesar di Uni Eropa. Karena hal ini, Aberdeen, kota terbesar ketiga di Skotlandia, dijuluki dengan ibu kota minyak Eropa.[15]", "question_text": "apakah nama ibukota Scotlandia?", "answers": [{"text": "Edinburgh", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "1272166282176669432-14", "language": "indonesian", "document_title": "Azerbaijan", "passage_text": "\n\n\nLuas Azerbaijan mencapai 86.600km². Dan berbatasan dengan Rusia di utara; Armenia, Turki, dan Georgia di barat; Laut Kaspia di timur; dan Iran di selatan. Panjang total perbatasan darat Azerbaijan mencapai 2,648km (1,645 mil), 1007 kilometer dengan Armenia, 756 kilometer dengan Iran, 480 kilometer dengan Georgia, 390 kilometer dengan Russia, dan 15 kilometer dengan Turki. Azerbaijan terletak di kawasan Kaukasus Selatan atau lebih dikenal dengan sebutan Transkaukasia dan di pesisir barat Laut Kaspia. Wilayahnya bagian barat dan utara berupa kawasan pegunungan. Disana terdapat gunung Bazardüzü, yang merupakan gunung tertinggi di Azerbaijan. Gunung yang memiliki tinggi 4466 m ini terletak di dekat perbatasan dengan Rusia. Sedangkan bagian tengah Azerbaijan merupakan dataran rendah yang kaya akan minyak bumi.", "question_text": "berapakah luas Azerbaijan?", "answers": [{"text": "86.600km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 38}]} {"id": "-7656301451785524947-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Semarang", "passage_text": "Kota Semarang dipimpin oleh wali kota Hendrar Prihadi, S.E, M.M dan wakil wali kota Ir. Hj. Hevearita Gunaryanti Rahayu. Kota ini terletak sekitar 558km sebelah timur Jakarta, atau 312km sebelah barat Surabaya, atau 621km sebalah barat daya Banjarmasin (via udara).[3] Semarang berbatasan dengan Laut Jawa di sebelah utara, Kabupaten Demak di sebelah timur, Kabupaten Semarang di sebelah selatan, dan Kabupaten Kendal disebelah barat. Kota Semarang memiliki luas wilayah administratif sebesar 373,70 km persegi, sekaligus merupakan administrasi kotamadya terluas di Pulau Jawa.", "question_text": "Berapa luas wilayah Semarang?", "answers": [{"text": "373,70 km persegi", "start_byte": 493, "limit_byte": 510}]} {"id": "1259985166282182315-0", "language": "indonesian", "document_title": "Imam Besar Israel", "passage_text": "\nImam Besar atau Imam Agung (Hebrew: כהן גדול‎ kohen gadol (kohen: \"imam\"; gadol: \"besar, agung\"); English: High Priest) adalah jabatan imam yang paling tinggi di dalam agama Yahudi yang berkaitan dengan ibadah orang Israel.[1] Imam Besar Israel dipercaya sebagai wakil umat Israel di hadapan Allah, serta berperan sebagai pengantara yang kudus antara umat dengan Allah.[1] Peran sentral dari Imam Besar di dalam keagamaan orang Yahudi terlihat ketika Imam Besar bertugas untuk mempersembahkan ritus kurban tahunan di Bait Suci yang terletak di kota Yerusalem.[1] Di dalam ritus tahunan tersebut, hanya Imam Besar yang diizinkan masuk ke dalam ruang Maha Suci dari Bait Suci.[1] Di dalam Perjanjian Baru, yang tercatat menjabat sebagai Imam Besar adalah Hanas () dan Kayafas ().[1]", "question_text": "Siapakah nama pemimpin umat dalam agama Yahudi ?", "answers": [{"text": "Imam Besar", "start_byte": 1, "limit_byte": 11}]} {"id": "-8629740799604739002-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pigmen", "passage_text": "Pigmen atau zat warna adalah zat yang mengubah warna cahaya tampak sebagai akibat proses absorpsi selektif terhadap panjang gelombang pada kisaran tertentu. Pigmen tidak menghasilkan warna tertentu sehingga berbeda dari zat-zat pendar (luminescence). Molekul pigmen menyerap energi pada panjang gelombang tertentu sehingga memantulkan pajang gelombang tampak lainnya, sedangkan zat pendar memancarkan cahaya karena reaksi kimia tertentu.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan pigmen ?", "answers": [{"text": "zat yang mengubah warna cahaya tampak sebagai akibat proses absorpsi selektif terhadap panjang gelombang pada kisaran tertentu", "start_byte": 29, "limit_byte": 155}]} {"id": "2594006113297590848-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Turki", "passage_text": "Turki adalah satu-satunya negara mayoritas Islam yang menganut paham sekuler. Di Turki urusan Agama terpisah dengan nurusan negara dan pemerintahan. Sebagian besar penduduk Turki menganut agama Islam dengan persentase sebesar 99,8% umat muslim dari keseluruhan penduduk Turki.[2] Sebagian besar muslim di Turki mengikuti paham sunni dan sebagian kecil lainnya dalah kaum Syi'ah yang terdiri berbagai sekte, seperti Alevi, Ja'fari, dan Alawi. Menurut survei yang dilakukan oleh lembaga penelitian sosial Perancis Ipsos, agama Kristen adalah agama terbesar kedua di Turki dengan persentase sekitar 2% dari keseluruhan penduduk Turki.[3] Sebagian besar orang Kristen di Turki berasal dari denominasi gereja-gereja ritus timur. Denominasi Kristen yang terdapat di Turki saat ini antara lain adalah Gereja Apostolik Armenia, Gereja Ortodoks Siria, Gereja Ortodoks Yunani, Antiokhia Yunani, Gereja Ortodoks Bulgaria, Gereja Ortodoks Georgia, Gereja Katolik Roma, Gereja Katolik Kaldea, dan sebagian kecil lainnya adalah penganut paham protestanisme.[4][5][6]", "question_text": "Siapakah kaum minoritas di Turki ?", "answers": [{"text": "kaum Syi'ah yang terdiri berbagai sekte, seperti Alevi, Ja'fari, dan Alawi", "start_byte": 366, "limit_byte": 440}]} {"id": "-1845050205436547587-36", "language": "indonesian", "document_title": "Taurat", "passage_text": "\nDalam Islam kitab Taurat adalah كتاب الله (Kitabullāh) (Kitab Allah) dan berisikan syariat (hukum) dan kepercayaan yang benar dan diturunkan kepada Nabi Musa AS, pada kira-kira abad 12 sebelum masehi. Isi pokok Taurat adalah 10 firman Allah bagi Bani Israil. Selain itu, Taurat berisikan tentang sejarah nabi-nabi terdahulu hingga Nabi Musa AS dan kumpulan hukum. ", "question_text": "Kapan kitab taurat diturunkan ?", "answers": [{"text": "abad 12 sebelum masehi", "start_byte": 187, "limit_byte": 209}]} {"id": "5246682342648086016-3", "language": "indonesian", "document_title": "Konsep Waveface", "passage_text": "Konsep produk ini merupakan sebuah televisi layar lebar dengan teknologi layar sentuh yang hanya akan menampilkan informasi-informasi yang relevan dan kontekstual bagi pemiliknya, yang berfungsi sebagai pusat hiburan atau pun portal internet. Konsep produk ini dapat dijadikan sebagai televisi, ataupun monitor komputer lebar. Ketika ditutup, yang akan ditampilkan pada layarnya hanya tampilan sederhana yang muncul seperti penunjuk waktu dan suhu udara saja, namun ketika dibuka, layarnya dapat kita gunakan baik untuk menonton video maupun untuk memuat data yang berjumlah banyak dan besar. Konsep produk ini diharapkan dapat menjadikan perangkat layar menjadi lebih efisien dibanding fungsi konvensionalnya. Sistem pengendaliannya pun dapat dilakukan dengan gerak tubuh manusia.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Waveface Casa?", "answers": [{"text": "sebuah televisi layar lebar dengan teknologi layar sentuh yang hanya akan menampilkan informasi-informasi yang relevan dan kontekstual bagi pemiliknya, yang berfungsi sebagai pusat hiburan atau pun portal internet", "start_byte": 28, "limit_byte": 241}]} {"id": "-5407023599510474833-0", "language": "indonesian", "document_title": "Illumination Entertainment", "passage_text": "Illumination Entertainment adalah sebuah perusahaan produksi film animasi Amerika Serikat yang didirikan oleh Chris Meledandri pada tahun 2007. Pemiliknya adalah Meledandri dan Universal Studios,[3][4][5] sebuah divisi NBCUniversal, dengan Universal sebagai pembiaya dan pemilik semua film sepenuhnya.[4] Perusahaan ini terkenal sebagai pembuat waralaba Despicable Me, sempalan/prekuel Minions, serta film The Secret Life of Pets dan Sing. Minions yang merupakan karakter dari film Despicable Me adalah maskot resmi studio ini. Filmnya diproduksi bersama dan/atau didistribusikan oleh Universal Pictures.", "question_text": "tahun berapakah Illumination Entertainment didirikan?", "answers": [{"text": "2007", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "7287597701850666372-3", "language": "indonesian", "document_title": "Biokimia", "passage_text": "Kebangkitan biokimia diawali dengan penemuan pertama molekul enzim, diastase, pada tahun 1833 oleh Anselme Payen. Tahun 1828, Friedrich Wöhler menerbitkan sebuah buku tentang sintesis urea, yang membuktikan bahwa senyawa organik dapat dibuat secara mandiri. Penemuan ini bertolak belakang dengan pemahaman umum pada waktu itu yang meyakini bahwa senyawa organik hanya bisa dibuat oleh organisme. Istilah biokimia pertama kali dikemukakan pada tahun 1903 oleh Karl Neuber, seorang kimiawan Jerman. Sejak saat itu, biokimia semakin berkembang, terutama sejak pertengahan abad ke-20, dengan ditemukannya teknik-teknik baru seperti kromatografi, difraksi sinar X, elektroforesis, RMI (nuclear magnetic resonance, NMR), pelabelan radioisotop, mikroskop elektron, dan simulasi dinamika molekular. Teknik-teknik ini memungkinkan penemuan dan analisis yang lebih mendalam berbagai molekul dan jalur metabolik sel, seperti glikolisis dan siklus Krebs. Perkembangan ilmu baru seperti bioinformatika juga banyak membantu dalam peramalan dan pemodelan struktur molekul raksasa.", "question_text": "Siapa yang menemukan ilmu biokimia ?", "answers": [{"text": "Anselme Payen", "start_byte": 99, "limit_byte": 112}]} {"id": "5044337260424197125-0", "language": "indonesian", "document_title": "Procter & Gamble", "passage_text": "Procter & Gamble Co. (P&G, NYSE:) merupakan perusahaan internasional yang memproduksi barang konsumen yang bergerak cepat. Kantor pusat P&G terletak di Cincinnati, Ohio, Amerika Serikat. Perusahaan ini didirikan tahun 1837. Perusahaan ini mempekerjakan 140.000 pekerja pada tahun 2005. Saat ini, P&G merupakan saingan dari Unilever.", "question_text": "Dimana kantor pusat perusahaan Procter & Gamble?", "answers": [{"text": "Cincinnati, Ohio, Amerika Serikat", "start_byte": 152, "limit_byte": 185}]} {"id": "-3145777744213064125-4", "language": "indonesian", "document_title": "JAWS (pembaca layar)", "passage_text": "JAWS pertama kali dirilis pada tahun 1989 oleh Ted Henter. Ted Henter merilis alat ini untuk memudahkan dirinya yang kehilangan penglihatan pada tahun 1978 saat kecelakaan kendaraan bermotor. Pada tahun 1985 Ted Henter mendapatkan investasi dari Bill Joyce senilai $180,000, Bill Joyce adalah seorang pendiri Henter – Joyce Corporation di St. Petersburg, Florida. Kemudian pada tahun 1990 Joyce menjual balik perusahaannya ke Ted Henter. Pada tahun 2000, Ted Henter, Joyce, Blazie Engineering, dan Arkenstone bersepakat menggabungkan perusahaan mereka yang dinamakan Freedom Scientifict.", "question_text": "Siapa yang meliris JAWS?", "answers": [{"text": "Ted Henter", "start_byte": 47, "limit_byte": 57}]} {"id": "7509481740766039142-1", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Jepang", "passage_text": "Statistik disusun berdasarkan angket yang diisi secara sukarela oleh organisasi keagamaan yang dengan sengaja mengisi jumlah penganut yang dimiliki masing-masing organisasi secara berlebih-lebihan.\nSebagian besar orang Jepang menganut lebih dari satu agama dan sepanjang tahunnya mengikuti ritual dan perayaan dalam berbagai agama. Mayoritas orang Jepang dilahirkan sebagai penganut Shinto, merayakan Shichi-Go-San, hatsumōde, dan matsuri di kuil Shinto. Ketika menikah, sebagian di antaranya menikah dalam upacara pernikahan Kristen. Penghormatan terhadap arwah leluhur dinyatakan dalam perayaan Obon, dan ketika meninggal dunia dimakamkan dengan upacara pemakaman agama Buddha.", "question_text": "apakah agama mayoritas di Jepang ?", "answers": [{"text": "Shinto", "start_byte": 383, "limit_byte": 389}]} {"id": "4599774929540119118-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing Schrödinger", "passage_text": "Kucing Schrödinger adalah suatu eksperimen pikiran, terkadang digambarkan juga sebagai paradoks, yang dirancang oleh fisikawan Austria Erwin Schrödinger pada tahun 1935.[1] Eksperimen ini menggambarkan apa yang dilihatnya sebagai masalah interpretasi Kopenhagen mekanika kuantum yang diterapkan pada objek sehari-hari. Skenario ini menyajikan kucing yang mungkin secara simultan berada baik dalam keadaan hidup maupun mati,[2][3][4][5][6][7][8] sebuah kondisi yang dikenal sebagai superposisi kuantum, sebagai akibat dari hubungan dengan peristiwa subatomik acak yang mungkin terjadi atau mungkin tidak terjadi. Eksperimen pemikiran ini juga sering ditampilkan dalam diskusi teoretis tentang interpretasi mekanika kuantum. Schrödinger menciptakan istilah Verschränkung ( belitan) untuk mengembangkan eksperimen pikiran.", "question_text": "Kapan eksperimen Kucing Schrödinger pertama kali dilakukan?", "answers": [{"text": "1935", "start_byte": 166, "limit_byte": 170}]} {"id": "-4978055885976215416-1", "language": "indonesian", "document_title": "Li Jiancheng", "passage_text": "Li Jiancheng lahir di Longxi (sekarang Kabupaten Qin'an, Gansu) tahun 589 pada masa pemerintahan Kaisar Wen dari Sui. Ia juga dikenal dengan nama julukan Pishamen (毗沙门). Terlahir sebagai putra sulung Li Yuan, seorang pejabat dan bangsawan Sui, dan istrinya Nyonya Dou, putri dari Dou Yi, seorang bangsawan pada masa Dinasti Zhou Utara. Dari Nyonya Dou, Li Yuan juga mendapatkan tiga putra lainnya yaitu Li Shimin, Li Xuanba (mati muda tahun 614), dan Li Yuanji, serta seorang putri (yang kemudian dikenal dengan gelar Putri Pingyang, tidak diketahui mana yang lebih tua antara Li Jiancheng dengan putri ini).", "question_text": "Siapakah Ibu Li Jiancheng?", "answers": [{"text": "Nyonya Dou", "start_byte": 347, "limit_byte": 357}]} {"id": "3765620432731356379-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dupa", "passage_text": "Dupa atau hio atau kemenyan adalah sebuah material yang mengeluarkan bau wangi aroma terapi. Dupa mengeluarkan asap ketika dibakar. Banyak upacara keagamaan menggunakan dupa. Dupa juga digunakan untuk pengobatan. Dupa ada dalam berbagai bentuk dan proses, namun, dupa dapat terbagi menjadi \"pembakaran langsung\" dan \"pembakaran tidak langsung\" tergantung bagaimana dupa digunakan. Suatu bentuk tergantung dari budaya, tradisi dan rasa seseorang.", "question_text": "Apa fungsi dupa ?", "answers": [{"text": "aroma terapi", "start_byte": 79, "limit_byte": 91}]} {"id": "-8033270789396028687-6", "language": "indonesian", "document_title": "Uzbekistan", "passage_text": "Uzbekistan memiliki luas wilayah 447.400 kilometer persegi (172.700 sq mi). Menjadikannya sebagai negara terbesar ke-56 di dunia berdasarkan luas wilayah. Uzbekistan juga merupakan negara terbesar ke-42 berdasarkan jumlah penduduk. Di antara negara negara pecahan Uni Soviet, Uzbekistan adalah negara terbesar ke-5 berdasarkan wilayah dan terbesar ke-3 berdasarkan jumlah penduduk.", "question_text": "Berapa luas negara Uzbekistan ?", "answers": [{"text": "447.400 kilometer persegi", "start_byte": 33, "limit_byte": 58}]} {"id": "-9174714841188362891-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liga Delos", "passage_text": "Liga Delos, didirikan pada tahun 477 SM,[1] adalah perkumpulan negara kota Yunani, anggotanya berjumlah antara 150[2] sampai 173 negara-kota,[3] di bawah pimpinan Athena, yang tujuannya adalah untuk meneruskan penyerangan terhadap Kekaisaran Persia setelah kemenangan Yunani pada Pertempuran Plataia pada akhir invasi kedua Persia ke Yunani dalam Perang Yunani-Persia. Nama Liga Delos[4] berasal dari tempat pertemuan resminya, yaitu pulau Delos, di sana pertemuan digelar di kuil dan di sana juga tempat baitulmal liga ini, sampai akhirnya dalam gerakan yang simbolis,[5] Perikles memindahkannya ke Athena pada tahun 454 SM.[6]", "question_text": "Dimana pembentukan Liga Delos?", "answers": [{"text": "pulau Delos", "start_byte": 434, "limit_byte": 445}]} {"id": "-3144346446478471055-21", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi Timur", "passage_text": "Penaklukan kembali Romawi Barat dimulai pada tahun 533. Yustinianus mengirim jenderalnya Belisarius dan 15.000 tentara untuk merebut kembali provinsi Afrika dari suku Vandal yang telah berkuasa semenjak tahun 429.[33] Kerajaan Vandal berhasil ditundukkan.[32] Sementara itu, di Italia Ostrogoth, raja Athalaric meninggal pada 2 Oktober 534. Ibunya, Amalasuntha, dipenjarakan dan dibunuh oleh Theodahad di pulau Martana. Yustinianus melihatnya sebagai kesempatan untuk melakukan intervensi. Pada tahun 535, tentara Romawi Timur dikirim ke Sisilia. Kemenangan berhasil digapai, tetapi Ostrogoth memperkuat perlawanan mereka. Kemenangan baru benar-benar dicapai pada tahun 540, ketika Belisarius merebut Ravenna.[34]", "question_text": "Dimanakah kerajaan Vandal berkuasa?", "answers": [{"text": "provinsi Afrika", "start_byte": 141, "limit_byte": 156}]} {"id": "-1316293944806032893-0", "language": "indonesian", "document_title": "J.K. Rowling", "passage_text": "Joanne Kathleen Rowling atau lebih dikenal sebagai J.K. Rowling (). Sebagai seorang ibu tunggal yang tinggal di Edinburgh, Skotlandia, Rowling menjadi sorotan kesusasteraan internasional pada tahun 1999 saat tiga seri pertama novel remaja Harry Potter mengambil alih tiga tempat teratas dalam daftar New York Times best-seller setelah memperoleh kemenangan yang sama di Britania Raya. Kekayaan Rowling semakin bertambah saat seri ke-4, Harry Potter dan Piala Api diterbitkan pada bulan Juli tahun 2000. Seri ini menjadi buku paling laris penjualannya dalam sejarah.", "question_text": "Siapa yang menulis novel Harry Potter?", "answers": [{"text": "J.K. Rowling", "start_byte": 51, "limit_byte": 63}]} {"id": "4328889686321763503-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kepulauan Talaud", "passage_text": "\nSecara administratif Kabupaten Kepulauan Talaud merupakan bagian dari Provinsi Sulawesi Utara. Merupakan pemekaran dari Kabupaten Kepulauan Sangihe menurut UU No. 8 tahun 2002 dan terdiri dari 20 pulau. Kabupaten Kepulauan Talaud dibagi dalam 19 kecamatan (pemekaran dari 17 kecamatan, 5 kecamatan baru diresmikan tahun 2007), 11 kelurahan, 142 desa (pemekaran dari 107 desa, 35 desa baru diresmikan tahun 2007). Sesuai dengan kondisi dan pembobotan/penilaian kriteria desa tertinggal oleh Kementrian Negara PDT, desa sangat tertinggal berjumlah 48 desa (34 %), desa tertinggal 72 desa (54%) dan desa maju 17 desa (12%). Ibu kota kabupaten yaitu Melonguane terletak di sisi selatan pulau Karakelang.", "question_text": "berapakah jumlah kecamatan Kepulauan Talaud?", "answers": [{"text": "19", "start_byte": 244, "limit_byte": 246}]} {"id": "-8512959031339148318-18", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Bekasi", "passage_text": "Pada tahun 2013, jumlah penduduk Kabupaten Bekasi mencapai 3.002.112 jiwa. Tahun 2014, jumlah penduduk Kabupaten Bekasi menjadi 3.112.698 jiwa atau naik 120.586 jiwa dari tahun 2013[2]. Penduduk berjenis kelamin laki-laki adalah 1.592.588 jiwa dan penduduk berjenis kelamin perempuan 1.530.110 jiwa pada tahun 2014.Dengan luas wilayah 127.388 hektar, tingkat kepadatan penduduk Kabupaten Bekasi mencapai 2.451 jiwa per km2.[2]", "question_text": "Berapa populasi kota Bekasi tahun 2014?", "answers": [{"text": "3.112.698", "start_byte": 128, "limit_byte": 137}]} {"id": "-634823054609217773-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Kolombia", "passage_text": "Bendera Kolombia diadopsi pada tanggal 26 November 1861. Bendera ini merupakan bendera triwarna horisontal: 2/4 kuning, 1/4 biru, dan 1/4 merah. Bendera ini mirip dengan Ekuador dan Venezuela, yang juga merupakan mantan anggota dari Kolombia Raya. Desain bendera ini oleh Francisco de Miranda.", "question_text": "Apakah warna bendera Kolombia?", "answers": [{"text": "2/4 kuning, 1/4 biru, dan 1/4 merah", "start_byte": 108, "limit_byte": 143}]} {"id": "6738501655513829371-5", "language": "indonesian", "document_title": "Irma Hardisurya", "passage_text": "Mulai tahun 1977 dan tahun-tahun berikutnya, Irma giat meliput Pret-a-porter Paris sebagai jurnalis fesyen resmi, bersama Pia Alisjahbana. Bersama Pia Alisjahbana juga, dan Mirta Kartohadiprodjo, sejak 1978, Irma membuat terobosan fundamental bagi industri mode Indonesia, dengan rutin menyelenggarakan Lomba Perancang Mode atau LPM, yang diinspirasikan oleh Hong Kong RTW Festival, yang kemudian menjadi Hong Kong Fashion Week.[4][9]", "question_text": "Kapan Irma Hardisurya mulai menjadi jurnalis?", "answers": [{"text": "1977", "start_byte": 12, "limit_byte": 16}]} {"id": "-4387417044815972740-1", "language": "indonesian", "document_title": "Windows 3.1x", "passage_text": "Windows 3.1 pada awalnya dirilis pada tanggal 6 April 1992; dukungan resmi untuk Windows 3.1 yang berakhir pada tanggal 31 desember 2001, dan lisensi OEM untuk Windows for Workgroups 3.11 pada terus menjadi tersedia sampai November 1, 2008.[4]", "question_text": "Kapan Windows 3.1 x pertama dirilis?", "answers": [{"text": "6 April 1992", "start_byte": 46, "limit_byte": 58}]} {"id": "5069386650181703991-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wangsa Habsburg", "passage_text": "Wangsa Habsburg (English pronunciation:/ˈhæps.bɝːɡ/, German pronunciation:[ˈhaːps.bʊʁk]), juga ditemukan sebagai Hapsburg, dan juga dikenal sebagai Wangsa Austria merupakan salah satu istana kerajaan terpenting di Eropa dan paling dikenal karena asal dari semua Kaisar Romawi Suci yang resmi terpilih di antara tahun 1438 dan 1740, juga sebagai para penguasa Kerajaan Austria dan Kekaisaran Spanyol dan beberapa negara lainnya.", "question_text": "dimanakah letak Habsburg ?", "answers": [{"text": "Eropa", "start_byte": 223, "limit_byte": 228}]} {"id": "-3283412565441554682-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kenshiro Abbe", "passage_text": "Kenshiro Abbe (阿 部 謙 四郎 Abe Kenshirō, 15 Desember 1915 - 1 Desember 1985) merupakan seorang warga negara Jepang yang terkenal karena ahli dalam judo, aikido, dan kendo.[1] Dia memperkenalkan aikido ke Inggris pada tahun 1955,[1][2][3][4] dan menemukan sistem Kyushindo.[3][5][6]", "question_text": "Kapan Kenshiro Abbe memperkenalkan aikido ke Inggris?", "answers": [{"text": "1955", "start_byte": 231, "limit_byte": 235}]} {"id": "4521270409684805993-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kardinal", "passage_text": "Kardinal adalah pejabat senior dalam Gereja Katolik Roma. Berada di bawah Paus dan ditunjuk langsung oleh paus sebagai anggota dewan kardinal. Tugas para kardinal adalah untuk menghadiri rapat dalam dewan suci dan siap sedia untuk hadir, baik secara pribadi maupun bersama-sama, kapanpun Sri Paus membutuhkan nasihat mereka.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan Kardinal Gereja Katolik?", "answers": [{"text": "pejabat senior dalam Gereja Katolik Roma", "start_byte": 16, "limit_byte": 56}]} {"id": "3027333551007564546-0", "language": "indonesian", "document_title": "Natrium", "passage_text": "\n Ini adalah logam lunak, putih keperakan, dan sangat reaktif. Natrium adalah logam alkali, berada pada golongan 1 tabel periodik, karena memiliki satu elektron di kulit terluarnya yang mudah disumbangkannya, menciptakan atom bermuatan positif—kation Na+. Satu-satunya isotop stabil adalah 23Na. Logam bebasnya tidak terdapat di alam, tapi harus dibuat dari senyawanya. Natrium adalah unsur keenam paling melimpah dalam kerak bumi, dan terdapat di banyak mineral seperti feldspar, sodalit dan halit (garam batu, NaCl). Banyak garam natrium sangat larut dalam air: ion natrium telah dilindi oleh aksi air dari mineral Bumi selama ribuan tahun, dan dengan demikian natrium Dan klorin adalah unsur terlarut yang paling umum terjadi di lautan (berdasarkan berat).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan natrium ?", "answers": [{"text": "logam alkali, berada pada golongan 1 tabel periodik, karena memiliki satu elektron di kulit terluarnya yang mudah disumbangkannya, menciptakan atom bermuatan positif—kation Na+", "start_byte": 78, "limit_byte": 256}]} {"id": "292501290344948491-0", "language": "indonesian", "document_title": "Persemakmuran", "passage_text": "Persemakmuran merupakan istilah yang berasal dari abad kelima belas (dari bahasa Inggris commonwealth) yang secara harfiah berarti untuk kebaikan/kemakmuran bersama. Persemakmuran pada mulanya berarti sebuah negara yang dipimpin untuk kemakmuran bersama dan bukan hanya untuk kemakmuran beberapa orang dari kelas tertentu saja.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Persemakmuran ?", "answers": [{"text": "istilah yang berasal dari abad kelima belas (dari bahasa Inggris commonwealth) yang secara harfiah berarti untuk kebaikan/kemakmuran bersama", "start_byte": 24, "limit_byte": 164}]} {"id": "-24539316649952284-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "Berapa luas Yogyakarta ?", "answers": [{"text": "3.185,80km2", "start_byte": 464, "limit_byte": 475}]} {"id": "-3039959437414479013-7", "language": "indonesian", "document_title": "Pemeriksaan fisik", "passage_text": "Hipotermi, bila suhu tubuh kurang dari 36°C. Untuk mengukur suhu hipotermi diperlukan termometer ukuran rendah (low reading thermometer) yang dapat mengukur sampai 25 derajat Celcius.\nNormal, bila suhu tubuh berkisar antara 36,5 - 37,5°C\nFebris / pireksia / panas, bila suhu tubuh diatas 37,5 - 40°C\nHipertermi, bila suhu tubuh lebih dari 40°C", "question_text": "Berapa suhu normal tubuh manusia sehat ?", "answers": [{"text": "36,5 - 37,5°C", "start_byte": 225, "limit_byte": 239}]} {"id": "-2346893547595764184-0", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Indonesia", "passage_text": "\nUniversitas Indonesia disingkat sebagai UI, adalah sebuah perguruan tinggi di Indonesia. Kampus utamanya terletak di bagian Utara dari Depok, Jawa Barat tepat di perbatasan antara Depok dengan wilayah Jakarta Selatan, dan kampus utama lainnya terdapat di daerah Salemba di Jakarta Pusat. Universitas Indonesia adalah kampus modern, komprehensif, terbuka, multibudaya, dan humanis yang mencakup disiplin ilmu yang luas. Telah menghasilkan lebih dari 400.000 alumni. Secara umum dianggap sebagai salah satu dari tiga perguruan tinggi papan atas di Indonesia bersama dengan Universitas Gadjah Mada dan Institut Teknologi Bandung.[1][2] Cikal-bakal terbentuknya Universitas Indonesia adalah ketika pemerintah kolonial Belanda mendirikan sebuah sekolah yang bertujuan untuk menghasilkan asisten dokter tambahan yang memegang sertifikat untuk melakukan perawatan-perawatan tingkat dasar serta mendapatkan gelar Dokter Jawa (Javanese doctor). Secara resmi Universitas Indonesia memulai kegiatannya pada 2 Februari 1950 dengan presiden (saat ini disebut rektor) pertamanya Ir. R.M. Pandji Soerachman Tjokroadisoerio.[3] Kantor Presiden Universitas Indonesia mula-mula berkedudukan di Jakarta, di gedung Fakultas Kedokteran di Jl Salemba Raya no. 6, kemudian dipindahkan ke Jl. Salemba Raya no. 4, Jakarta. Tanggal 2 Februari 1950 dijadikan hari kelahiran Universitas Indonesia.[4]", "question_text": "Kapankah Universitas Indonesia dibangun ?", "answers": [{"text": "2 Februari 1950", "start_byte": 1307, "limit_byte": 1322}]} {"id": "5048789073392707250-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wolfgang Amadeus Mozart", "passage_text": "Wolfgang Amadeus Mozart (German:[ˈvɔlfɡaŋ amaˈdeus ˈmoːtsaʁt]) yang bernama asli Johannes Chrysostomus Wolfgangus Gottlieb Mozart ()[1][2] adalah seorang komponis. Ia dianggap sebagai salah satu dari komponis musik klasik Eropa yang terpenting dan paling terkenal dalam sejarah. Karya-karyanya (sekitar 700 lagu) termasuk gubahan-gubahan yang secara luas diakui sebagai puncak karya musik simfoni, musik kamar, musik piano, musik opera, dan musik paduan suara. Contoh karyanya adalah opera Don Giovanni dan Die Zauberflöte. Banyak dari karya Mozart dianggap sebagai repertoar standar konser klasik dan diakui sebagai mahakarya musik zaman klasik. Karya-karyanya diurutkan dalam katalog Köchel-Verzeichnis.", "question_text": "Dari mana asal Wolfgang Amadeus Mozart ?", "answers": [{"text": "Eropa", "start_byte": 230, "limit_byte": 235}]} {"id": "3483385264333867584-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rhein", "passage_text": "Sungai Rhein berasal dari Pegunungan Alpen di Swiss wilayah Graubünden, di mana 2 anak sungai awalnya disebut Vorderrhein dan Hinterrhein. Vorderrhein (Rhein Depan) lepas dari Danau Tuma dekat celah Oberalp dan melewati Ruinaulta (Tebing Besar Swiss). Hinterrhein (Rhein belakang) mulai dari gletser Firdaus dekat Rheinquellhorn di batas selatan Swiss. Kedua anak sungai bertemu dekat Reichenau, tetap di Graubunden.", "question_text": "Dimana letak anak sungai Hinterrhein?", "answers": [{"text": "gletser Firdaus dekat Rheinquellhorn di batas selatan Swiss", "start_byte": 293, "limit_byte": 352}]} {"id": "-1517799832079967483-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeboman Pearl Harbor", "passage_text": "Pengeboman Pearl Harbor adalah serangan dadakan yang dilakukan oleh Angkatan Laut Jepang terhadap Armada Pasifik Angkatan Laut Amerika Serikat yang tengah berlabuh di Pangkalan AL Pearl Harbor, Hawaii, pada hari Minggu pagi, 7 Desember 1941. Serangan inilah yang memicu keterlibatan Amerika Serikat secara langsung di dalam Perang Dunia II. Serangan dimulai sekitar pukul 07:38 pagi waktu Hawaii[6]. Pangkalan AL Amerika Serikat di Peal Harbor diserang oleh setidaknya 353[7] pesawat tempur, pesawat pembom, dan pesawat torpedo dari AL Jepang, dalam 2 gelombang serangan, yang diberangkatkan dari 6 kapal induk AL Jepang[7].", "question_text": "kapankah Pengeboman Pearl Harbor terjadi?", "answers": [{"text": "7 Desember 1941", "start_byte": 225, "limit_byte": 240}]} {"id": "3766702084730482459-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnementes", "passage_text": "Bataviasche Nouvelles en Politique Raisonnemente atau sering disingkat sebagai Bataviasche Nouvelles adalah surat kabar modern pertama yang terbit di Hindia Belanda (sekarang Indonesia).", "question_text": "apakah Koran yang pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Bataviasche Nouvelles", "start_byte": 79, "limit_byte": 100}]} {"id": "-2121212094990498643-46", "language": "indonesian", "document_title": "Audre Lorde", "passage_text": "Lorde meninggal dunia karena kanker hati pada 17 November 1992 di St. Croix, tempat ia tinggal bersama Gloria I. Joseph.[55] Ia berusia 58 tahun saat itu. Dalam upacara penamaan Afrika sebelum kematiannya, ia mengambil nama Gamba Adisa, yang berarti \"Pejuang: Dia yang Membuat Maknanya Diketahui.\"[56]", "question_text": "Kapan Audre Lorde meninggal?", "answers": [{"text": "17 November 1992", "start_byte": 46, "limit_byte": 62}]} {"id": "3128054482736590700-0", "language": "indonesian", "document_title": "García Ramírez", "passage_text": "García Ramírez, terkadang Garcia IV, V, VI atau VII (skt. 1112 – 21 November 1150), dijuluki sang Pemulih (Spanish: el Restaurador), merupakan seorang Maharaja Monzon dan Logroño, dan, dari tahun 1134, Raja Navarre. Ia memulihkan kemerdekaan mahkota Navarra setelah 58 tahun persatuan dengan Kerajaan Aragon.", "question_text": "Mengapa García Ramírez dijuluki sebagai sang Pemulih?", "answers": [{"text": "memulihkan kemerdekaan mahkota Navarra setelah 58 tahun persatuan dengan Kerajaan Aragon", "start_byte": 224, "limit_byte": 312}]} {"id": "5187515478581611880-0", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Jenderal Besar TNI (Purn.) H. M. Soeharto, (Jawa Kuno: Suharta; Jawa Latin: Suhartå; Hanacaraka:ꦯꦸꦲꦂꦠ) (ER, EYD: Suharto) () adalah Presiden kedua Indonesia yang menjabat dari tahun 1967 sampai 1998, menggantikan Soekarno. Di dunia internasional, terutama di Dunia Barat, Soeharto sering dirujuk dengan sebutan populer \"The Smiling General\" (Indonesian: \"Sang Jenderal yang Tersenyum\") karena raut mukanya yang selalu tersenyum. Meski begitu, ia sering juga disebut sebagai diktator.[1][2][3]", "question_text": "Berapa lama presiden Soeharto menjabat ?", "answers": [{"text": "1967 sampai 1998", "start_byte": 193, "limit_byte": 209}]} {"id": "-2429052755703233163-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Kapan Dinasti Han berdiri ?", "answers": [{"text": "202 SM - 220", "start_byte": 55, "limit_byte": 67}]} {"id": "4001016244827726805-9", "language": "indonesian", "document_title": "Algemeene Middelbare School", "passage_text": "Untuk memberikan akses yang lebih baik kepada kaum pribumi, akhirnya dibuatlah sebuah jalur pendidikan menengah yang baru di Hindia Belanda. Pada tahun 1916 Pemerintah Kolonial Hindia Belanda menerima usul dari sebuah komisi tentang pendidikan Algemeene Middelbareschool (AMS). Pada jalur pendidikan menengah ini ditempuh selama enam tahun dalam dua bagian. Bagian bawahnya disebut Meer Uitgebreid Lager Onderwijs MULO afdeeling der AMS – pendidikan menengah umum bagian pendidikan dasar yang diperluas, kemudian bagian kedua/atas disebut Voorbereidend Hooger Onderwijs afdeeling der Algemeene Middelbare School (VHO AMS) – pendidikan menengah umum bagian persiapan pendidikan tinggi.[1] Tamatan afdeeling VHO ini dapat diterima berdasarkan peraturan di perguruan tinggi di Negeri Belanda.[2]:2", "question_text": "Dimanakah leteak Algemene Middelbare School?", "answers": [{"text": "Hindia Belanda", "start_byte": 125, "limit_byte": 139}]} {"id": "4780274388414294683-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1602–1800)", "passage_text": "\nHindia Belanda pada abad ke-17 dan 18 tidak dikuasai secara langsung oleh pemerintah Belanda namun oleh perusahaan dagang bernama Perusahaan Hindia Timur Belanda (bahasa Belanda: Verenigde Oostindische Compagnie atau VOC). VOC telah diberikan hak monopoli terhadap perdagangan dan aktivitas kolonial di wilayah tersebut oleh Parlemen Belanda pada tahun 1602. Markasnya berada di Batavia, yang kini bernama Jakarta.", "question_text": "Kapan belanda masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1602", "start_byte": 354, "limit_byte": 358}]} {"id": "-2719691836517949114-0", "language": "indonesian", "document_title": "Diabetes melitus", "passage_text": "Diabetes melitus, DM (Greek: διαβαίνειν, diabaínein, tembus atau pancuran air) (Latin: mellitus, rasa manis) yang juga dikenal di Indonesia dengan istilah penyakit kencing manis adalah kelainan metabolik yang disebabkan oleh banyak faktor seperti kurangnya insulin atau ketidakmampuan tubuh untuk memanfaatkan insulin (Insulin resistance), dengan simtoma berupa hiperglikemia kronis dan gangguan metabolisme karbohidrat, lemak dan protein, sebagai akibat dari:", "question_text": "apakah arti melitus?", "answers": [{"text": "rasa manis", "start_byte": 108, "limit_byte": 118}]} {"id": "-5309532008571914220-0", "language": "indonesian", "document_title": "Filsafat proses", "passage_text": "\nFilsafat proses atau filsafat organisme adalah filsafat yang mengatakan bahwa segala sesuatu selalu menjadi.[1] Pengertian ‘proses’ in mengandung makna yakni adanya perubahan berdasarkan mengalirnya waktu dan kegiatan yang saling berkaitan.[1] Kemudian realitas dipahami bukan sebagai sesuatu yang statis melainkan terus bergerak dan berubah dalam suatu dinamika pergerakan yang berkelanjutan.[1] Filsafat ini dicetuskan oleh Alfred North Whitehead (15 Februari 1861 Ramsgate, Kent, England – 30 Desember 1947 Cambridge, Massachusetts, USA) seorang guru besar Matematika Trinity College yang selanjutnya menjadi guru besar filsafat di Universitas Harvard.[2]", "question_text": "Apakah pengertian filsafat proses?", "answers": [{"text": "filsafat yang mengatakan bahwa segala sesuatu selalu menjadi", "start_byte": 48, "limit_byte": 108}]} {"id": "-3435311527018354242-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lexmark", "passage_text": "Lexmark International, Inc. (NYSE:) adalah sebuah perusahaan Amerika yang mengembangkan dan memproduksi produk printer dan pencitraan, dan menyediakan segala kebutuhan untuk semua ukuran printer dan perangkat lunak pengolah gambar, solusi dan layanannya termasuk didalamnya adalah printer laser, produk multifungsi, perlengkapan printer, dan layanan bisnis untuk kalangan bisnis dan perusahaan. Perusahaan ini berkantor pusat di Lexington, Kentucky, Amerika Serikat.", "question_text": "Dimana kantor pusat Lexmark International, Inc.?", "answers": [{"text": "Lexington, Kentucky, Amerika Serikat", "start_byte": 429, "limit_byte": 465}]} {"id": "3438070129761873279-0", "language": "indonesian", "document_title": "LOT Penerbangan 5055", "passage_text": "LOT Polish Airlines Penerbangan 5055 adalah sebuah pesawat Ilyushin Il-62M milik maskapai penerbangan Polandia, LOT, yang jatuh di Hutan Kabaty di luar kota Warsawa. Pesawat ini dinamai Tadeusz Kościuszko, seorang pejuang Polandia pada abad ke-18. (2 pesawat Il-62 LOT memakai nama ini, yang satu, adalah Il-62 yang dibeli tahun 1971, beregistrasi SP-LAB, yang kedua, yang merupakan pesawat naas tersebut, adalah Il-62M yang dibeli tahun 1984.). Kecelakaan ini merupakan kecelakaan pesawat terburuk tahun 1987 dan kecelakaan pesawat terburuk di Polandia.", "question_text": "Dimanakah letak Hutan Kabaty?", "answers": [{"text": "di luar kota Warsawa", "start_byte": 144, "limit_byte": 164}]} {"id": "7938727403560874401-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 28 September 1945, pembacaan pernyataan sikap oleh Ismangil dan sejumlah anggota AMKA lainnya menegaskan bahwa mulai hari itu kekuasaan perkeretaapian berada di tangan bangsa Indonesia sehingga Jepang sudah tidak berhak untuk mencampuri urusan perkeretaapian di Indonesia. Inilah yang melandasi ditetapkannya tanggal 28 September 1945 sebagai Hari Kereta Api serta dibentuknya Djawatan Kereta Api Repoeblik Indonesia (DKARI).", "question_text": "Kapan PT Kereta Api Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "28 September 1945", "start_byte": 13, "limit_byte": 30}]} {"id": "-5710689088090179336-60", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Daratan utama Skotlandia mencakup sepertiga daratan Pulau Britania Raya, yang terletak di sebelah baratlaut lepas pantai Benua Eropa. Luas total Skotlandia adalah 78,772km2 (30,414sqmi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help),[139] atau sekitar tiga perempat dari ukuran Pulau Jawa. Inggris adalah satu-satunya perbatasan darat Skotlandia, dengan panjang perbatasan 96 kilometres (60mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) yang membentang dari basin Sungai Tweed di pantai timur hingga ke Solway Firth di pantai barat. Di sebelah barat, Skotlandia berbatasan dengan Samudera Atlantik, dan Laut Utara di sebelah timur. Pulau Irlandia berjarak 30 kilometres (19mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) dari baratdaya semenanjung Kintyre,[140] sedangkan Norwegia berjarak 305 kilometres (190mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah timur, dan Kepulauan Faroe 270 kilometres (168mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah utara.", "question_text": "Berapakah luas wilayah Skotlandia?", "answers": [{"text": "78,772km", "start_byte": 163, "limit_byte": 171}]} {"id": "-7425747113205068259-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gamad", "passage_text": "Gamad atau Gamat adalah salah satu jenis musik tradisional Minangkabau yang berkembang di daerah pantai barat Sumatera Barat. Musik ini lahir akibat perbauran antara budaya pribumi Minangkabau dan budaya Barat (akulturasi), yang sampai sekarang tetap hidup dalam masyarakat Minangkabau, khususnya di Kota Padang. Walaupun musik Gamat lahir dari akulturasi budaya pribumi dan budaya Barat, tetapi bagi masyarakat Kota Padang musik tersebut sudah dianggap sebagai milik dan bahagian dari tradisi mereka, sehingga ada rasa tanggung jawab bagi masyarakat tersebut untuk melestarikannya.", "question_text": "Bagaimana musik Gamad masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "akibat perbauran antara budaya pribumi Minangkabau dan budaya Barat (akulturasi), yang sampai sekarang tetap hidup dalam masyarakat Minangkabau, khususnya di Kota Padang", "start_byte": 142, "limit_byte": 311}]} {"id": "-3706280411475569447-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kazakhstan", "passage_text": "Luas Wilayah \t:2,717,300 km persegi, 1,049,200 mil persegi\nGaris Pantai \t:0 km, 0 mi\nDataran tertinggi \t:Hantengri 6,398 m/20,991 ft\nDataran terendah \t:Vpadina Karagiy 132 m/433 ft di bawah permukaan laut", "question_text": "berapakah luas Kazakhstan ?", "answers": [{"text": "2,717,300 km persegi", "start_byte": 15, "limit_byte": 35}]} {"id": "-112140182821433140-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sony", "passage_text": "Sony Corporation(ソニー株式会社,Sonī Kabushiki Kaisha, /ˈsoʊni/ SOH-nee, disingkat SONY) adalah perusahaan elektronik yang berpusat di Tokyo, Jepang. Sekarang, Sony merupakan produsen elektronik terbesar di dunia, dan salah satu perusahaan terbesar di Jepang dan dunia.", "question_text": "dimanakah kantor pusat Sony PlayStation?", "answers": [{"text": "Tokyo, Jepang", "start_byte": 145, "limit_byte": 158}]} {"id": "-5088326607771718717-7", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "Dikarenakan koleksi bahasa Eropa dan budayanya, percobaan penyatuan ini biasanya melibatkan pendudukan dari negara yang tidak bersedia, menciptakan ketidakstabilan. Salah satu percobaan penyatuan secara damai melalui kerjasama dan persamaan anggota dibuat oleh pasifis Victor Hugo pada 1851. Setelah Perang Dunia I dan Perang Dunia II, keinginan untuk mendirikan Uni Eropa semakin meningkat, didorong oleh keinginan untuk membangun kembali Eropa dan menghilangkan kemungkinan perang lainnya. Oleh karena itu dibentuklah European Coal and Steel Community oleh Jerman, Perancis, Italia, dan negara-negara Benelux. Hal ini terjadi oleh Perjanjian Paris (1951), ditandatangani pada April 1951 dan dimulai pada Juli 1952.", "question_text": "Siapa pendiri Uni Eropa?", "answers": [{"text": "Jerman, Perancis, Italia, dan negara-negara Benelux", "start_byte": 559, "limit_byte": 610}]} {"id": "9005840537305696130-12", "language": "indonesian", "document_title": "Ludwig Ingwer Nommensen", "passage_text": "Nommensen meninggal pada tanggal 23 Mei 1918, pada umur 84 tahun.[1]\nNommensen kemudian dimakamkan di Sigumpar, di tengah-tengah suku Batak, setelah bekerja demi suku ini selama 57 tahun lamanya.[1]", "question_text": "Dimana Ludwig Ingwer Nommensen meninggal?", "answers": [{"text": "Sigumpar", "start_byte": 102, "limit_byte": 110}]} {"id": "4030538190354774974-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wagyu", "passage_text": "\nWagyu(和牛,Wagyū, sapi Jepang) mengacu pada beberapa ras sapi. Satu ras di antaranya memiliki kecenderungan genetik berupa pemarmeran (marbling) tinggi dan memproduksi lemak tak jenuh berminyak dalam jumlah besar. Sapi wagyu terkenal karena pola marmer pada dagingnya dan kualitasnya. Daging jenis ini umumnya dijual mahal. Di beberapa daerah di Jepang, daging diberi nama sesuai wilayah produksinya, contohnya daging Kobe, Mishima, Matsusaka, Ōmi, dan Sanda.", "question_text": "dari manakah asal daging wagyu?", "answers": [{"text": "Kobe, Mishima, Matsusaka, Ōmi, dan Sanda", "start_byte": 422, "limit_byte": 463}]} {"id": "-685140699255180534-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asyur", "passage_text": "Asyur atau Asiria (English: Assyria) adalah suatu kerajaan atau kekaisaran yang berpusat di hulu sungai Tigris, Mesopotamia, Irak. Nama kerajaan ini berasal dari ibu kotanya, kota Assur (Akkadia: [𒀸𒋗𒁺 𐎹 Aššūrāyu]error: {{lang}}: text has italic markup (help); Arab: أشور [Aššûr]error: {{lang}}: unrecognized language tag: arLatn (help); Ibrani: אַשּׁוּר Aššûr, Aram: ܐܫܘܪ Ašur; English: Assyria). Istilah Asyur juga dapat merujuk pada region di mana kerajaan ini berpusat.", "question_text": "Dimankah letak Asyur ?", "answers": [{"text": "hulu sungai Tigris, Mesopotamia, Irak", "start_byte": 92, "limit_byte": 129}]} {"id": "-8221851273815645232-6", "language": "indonesian", "document_title": "Istana Osaka", "passage_text": "Di zaman Sengoku (tahun 1583), Oda Nobunaga membangun istana di lokasi yang menempati reruntuhan kuil Osaka Honganji. Pada waktu itu, benteng utama (Honmaru) yang dibangun dari batu-batu besar diselesaikan dalam waktu satu setengah tahun. Istana ini kemudian dinamakan Istana Osaka. Pada abad ke-17, pemukiman penduduk yang berlokasi di sekitar Istana Osaka berkembang menjadi sebuah kota, yang kemudian menjadi semakin luas hingga dijadikan sebuah prefektur pada abad ke-19.", "question_text": "Kapan Istana Osaka didirikan?", "answers": [{"text": "1583", "start_byte": 24, "limit_byte": 28}]} {"id": "-4880140807675598296-0", "language": "indonesian", "document_title": "Digital", "passage_text": "Digital berasal dari kata Digitus, dalam bahasa Yunani berarti jari jemari. Apabila kita hitung jari jemari orang dewasa, maka berjumlah sepuluh (10). Nilai sepuluh tersebut terdiri dari 2 radix, yaitu 1 dan 0, oleh karena itu Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner). Semua sistem komputer menggunakan sistem digital sebagai basis datanya. Dapat disebut juga dengan istilah Bit (Binary Digit).", "question_text": "Apa pengertian dari digital ?", "answers": [{"text": "penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner)", "start_byte": 245, "limit_byte": 350}]} {"id": "447291258218948449-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yang Pu", "passage_text": "Yang Pu lahir pada tahun 900, pada masa pemerintahan Kaisar Tang Zhaozong, sebagai putra keempat dari panglima perang Tang Akhir, Yang Xingmi gubernur militer (Jiedushi) dari Sirkuit Huainan (淮南, yang bermarkas di Yangzhou modern, Jiangsu), yang domainnya akhirnya akan menjadi Wu. Ibundanya, adalah selir Yang Xingmi, Lady Wang.[7] Pada 919, pada masa pemerintahan kakandanya, Yang Longyan (Raja Xuan, putra kedua Yang Xingmi, yang pada gilirannya menggantikan kakak laki-lakinya yang lain, Yang Wo (Pangeran Wei dari Hongnong)), Yang Pu dijadikan Adipati Danyang.[8]", "question_text": "Kapan Yang Pu lahir?", "answers": [{"text": "900", "start_byte": 25, "limit_byte": 28}]} {"id": "6043782363632874739-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fosil", "passage_text": "\nFosil (bahasa Latin: fossa yang berarti \"menggali keluar dari dalam tanah\") adalah sisa-sisa atau bekas-bekas makhluk hidup yang menjadi batu atau mineral. Untuk menjadi fosil, sisa-sisa hewan atau tanaman ini harus segera tertutup sedimen. Oleh para pakar dibedakan beberapa macam fosil. Ada fosil batu biasa, fosil yang terbentuk dalam batu ambar, fosil ter, seperti yang terbentuk di sumur ter La Brea di Kalifornia. Hewan atau tumbuhan yang dikira sudah punah tetapi ternyata masih ada disebut fosil hidup. Fosil yang paling umum adalah kerangka yang tersisa seperti cangkang, gigi dan tulang. Fosil jaringan lunak sangat jarang ditemukan.Ilmu yang mempelajari fosil adalah paleontologi, yang juga merupakan cabang ilmu yang direngkuh arkeologi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan fosil ?", "answers": [{"text": "sisa-sisa atau bekas-bekas makhluk hidup yang menjadi batu atau mineral", "start_byte": 84, "limit_byte": 155}]} {"id": "142200530920421652-0", "language": "indonesian", "document_title": "Invasi Jerman di Denmark (1940)", "passage_text": "Invasi Jerman ke Denmark adalah pertempuran yang diikuti Tentara Jerman melintasi perbatasan Denmark pada 9 April 1940 melalui darat, laut dan udara.", "question_text": "Kapan Invasi Jerman terjadi?", "answers": [{"text": "April 1940", "start_byte": 108, "limit_byte": 118}]} {"id": "-4105574250908215834-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Prambanan", "passage_text": "Candi Prambanan atau Candi Roro Jonggrang (Hanacaraka: ꦕꦤ꧀ꦝꦶ​ꦥꦿꦩ꧀ꦧꦤꦤ꧀, Candhi Prambanan) adalah kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 masehi. Candi ini dipersembahkan untuk Trimurti, tiga dewa utama Hindu yaitu Brahma sebagai dewa pencipta, Wishnu sebagai dewa pemelihara, dan Siwa sebagai dewa pemusnah. Berdasarkan prasasti Siwagrha nama asli kompleks candi ini adalah Siwagrha (bahasa Sanskerta yang bermakna 'Rumah Siwa'), dan memang di garbagriha (ruang utama) candi ini bersemayam arca Siwa Mahadewa setinggi tiga meter yang menujukkan bahwa di candi ini dewa Siwa lebih diutamakan.", "question_text": "Kapan Candi Prambanan dibangun ?", "answers": [{"text": "abad ke-9 masehi", "start_byte": 186, "limit_byte": 202}]} {"id": "2850630484020803201-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ringgit", "passage_text": "Ringgit atau juga dikenal sebagai Ringgit Malaysia adalah unit mata uang Malaysia dengan kode mata uang MYR. Ringgit dapat dipecah menjadi 100 sen dan mempunyai pecahan uang kertas bernilai RM50, RM20, RM10, RM5, dan RM2; serta koin RM1, 50 sen, 20 sen, 10 sen, 5 sen, dan 1 sen. Nama \"Ringgit\" berasal dari sisi bergigi uang perak Spanyol yang digunakan secara luas pada zaman dahulu. Dolar Brunei juga dikenal sebagai ringgit oleh masyarakat lokal.", "question_text": "Apa mata uang Malaysia?", "answers": [{"text": "Ringgit", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "334252955091142036-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kelly Hu", "passage_text": "Hu pindah ke Los Angeles memulai karier perannya pada tahun 1987, sebagai penampil tamu dalam sitkom Growing Pains. Hu melanjutkannya dengan penampilan di berbagai serial televisi, termasuk Night Court,\" Tour of Duty, 21 Jump Street dan Melrose Place. Peran film pertamanya adalah pada film Friday the 13th Part VIII: Jason Takes Manhattan. Pada tahun 1995, Hu berperan sebagai petugas kepolisian dalam samaran pada film No Way Back. Hu berperan sebagai Dr. Rae Chang dalam serial televisi Sunset Beach selama enam bulan pada tahun 1997. Kemudian, ia berperan sebagai petugas kepolisian Michelle Chan dalam serial televisi Nash Bridges, dan Pei Pei \"Grace\" Chen pada Martial Law. Peran filmnya termasuk dalam The Scorpion King (2002), Cradle 2 the Grave (2003), dan X2 (2003) sebagai Yuriko Oyama/Deathstrike.", "question_text": "Apakah film pertama yang dimainkan Kelly Ann Hu?", "answers": [{"text": "Friday the 13th Part VIII: Jason Takes Manhattan", "start_byte": 291, "limit_byte": 339}]} {"id": "-6246789719820552026-1", "language": "indonesian", "document_title": "Miss Universe", "passage_text": "Nama Miss Universe pertama kali digunakan oleh International Pageant of Pulchritude pada tahun 1926. Kontes ini diadakan setiap tahun sampai 1935, hingga Perang Dunia II membuat acara ini terhenti.\nKontes Miss Universe saat ini didirikan pada tahun 1952 oleh Pacific Knitting Mills, perusahaan pakaian dan produsen Catalina Swimwear yang berbasis di California. Perusahaan tersebut menjadi sponsor kontes Miss America sampai tahun 1951, ketika pemenangnya, Yolande Betbeze, menolak berpose untuk gambar publisitas dengan mengenakan salah satu pakaian renang mereka. Jadi pada tahun 1952, Pacific Knitting Mills menyelenggarakan kontes Miss USA dan Miss Universe, mensponsori mereka selama beberapa waktu.", "question_text": "tahun berapakah ajang ajang Miss Universe didirikan pertama kali?", "answers": [{"text": "1926", "start_byte": 95, "limit_byte": 99}]} {"id": "-6530979178261082817-0", "language": "indonesian", "document_title": "Etnografi", "passage_text": "Etnografi (Yunani ἔθνος ethnos = rakyat dan γραφία graphia = tulisan) adalah suatu bidang penelitian ilmiah yang sering digunakan dalam ilmu sosial, terutama dalam antropologi dan beberapa cabang sosiologi[1]. Etnografi juga dikenal sebagai bagian dari ilmu sejarah yang mempelajari masyarakat, kelompok etnis dan formasi etnis lainnya, etnogenesis, komposisi, perpindahan tempat tinggal, karakteristik kesejahteraan sosial, juga budaya material dan spiritual mereka[2]. Etnografi sering diterapkan untuk mengumpulkan data empiris tentang masyarakat dan budaya manusia. Pengumpulan data biasanya dilakukan melalui pengamatan partisipan, wawancara, kuesioner, dll. Ilmu ini bertujuan untuk menjelaskan keadaan masyarakat yang dipelajari (misalnya untuk menjelaskan seseorang, sebuah ethnos) melalui tulisan.[3] Dalam biologi, jenis studi ini disebut \"studi lapangan\" atau \"laporan kasus\", keduanya digunakan sebagai sinonim umum untuk \"etnografi\".[4]", "question_text": "apa yang dimaksud dengan Etnografi ?", "answers": [{"text": "bidang penelitian ilmiah yang sering digunakan dalam ilmu sosial, terutama dalam antropologi dan beberapa cabang sosiologi", "start_byte": 95, "limit_byte": 217}]} {"id": "-4171920285769447037-3", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "Menurut klaim dan hukum negara Israel, ibu kota Israel adalah Yerusalem. Hal ini diperlihatkan dengan sikapnya yang memusatkan pemerintahan bahkan kantor Presiden di kota ini. Walaupun demikian badan PBB[12] dan kebanyakan negara di dunia tidak mengakuinya. Hanya Republik Ceko, Taiwan, Amerika Serikat, dan Vanuatu yang mau mengakui Yerusalem sebagai ibu kota. Sementara di bagian timur, Palestina juga mengklaim Yerusalem Timur sebagai ibu kota.", "question_text": "Apakah nama ibukota Israel ?", "answers": [{"text": "Yerusalem", "start_byte": 62, "limit_byte": 71}]} {"id": "-7119235306074813721-0", "language": "indonesian", "document_title": "Maleficent (karakter 2014)", "passage_text": "Maleficent (karakter 2014) adalah peri wanita bersayap besar dan kuat yang sangat baik hati, diperankan oleh Angelina Jolie (Maleficent dewasa), dan oleh Ella Purrnell (Maleficent kecil). Dengan peran yang sedikit berbeda dalam film Sleeping Beauty (film 1959), yang berbeda adalah kutukannya, peran antagonis dan protagonis nya, serta beberapa hal lainnya.", "question_text": "Siapa pengisi suara Maleficent?", "answers": [{"text": "Angelina Jolie (Maleficent dewasa), dan oleh Ella Purrnell (Maleficent kecil)", "start_byte": 109, "limit_byte": 186}]} {"id": "5047695763042169306-0", "language": "indonesian", "document_title": "Molekul", "passage_text": "Sebuah molekul adalah gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia.[4][5][6][7][8] Molekul dibedakan dari ion berdasarkan ketiadaan muatan listrik. Namun, dalam fisika kuantum, kimia organik, dan biokimia, istilah molekul sering digunakan dengan agak longgar, juga digunakan untuk ion poliatomik.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Molekul?", "answers": [{"text": "gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia", "start_byte": 22, "limit_byte": 139}]} {"id": "1363145555441413917-11", "language": "indonesian", "document_title": "Gitar", "passage_text": "Gitar listrik (juga \"gitar elektrik\") adalah gitar yang dirancang agar bunyi yang dihasilkan dapat diperkuat secara elektrik dan jika dimainkan tanpa penguatan tersebut akan menghasilkan suara yang relatif lemah. Komponen utama pada gitar elektrik adalah pickup. Pick up Elektromagnetik menangkap dan mengubah getaran senar ke dalam bentuk sinyal, yang kemudian diteruskan ke pengeras suara melelui medium kabel atau gelombang radio. Suara yang dihasilkan seringkali dimanipulasi sedemikian rupa menggunakan peralatan elektronik tambahan maupun distorsi alami dari tabung vakum di dalam pengeras suara. Terdapat dua jenis pickup magnetik, yaitu pickup kumparan tunggal (single coil) dan pickup kumparan ganda (double coil atau humbucker), di mana setiap pickup dapat diatur aktif atau pasif. Pickup pertama yang berhasil digunakan pada gitar dikembangkan oleh George Beauchamp pada 1931, diamana saat itu ia masih menggunakan badan gitar yang berlubang (hollow-body). Setelah Perang Dunia II, barulah gitar elektrik badan-padat (solid-body) dipopulerkan oleh Gibson yang bekerjasama dengan Les Paul, serta oleh Leo Fender yang bekerja secara independen.", "question_text": "kapankah gitar listrik pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "1931", "start_byte": 882, "limit_byte": 886}]} {"id": "2869300535667428645-34", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "Setelah kematiannya, tubuh Newton ditemukan mengandung sejumlah besar raksa, mungkin sebagai akibat studi alkimianya. Keracunan air raksa dapat menjelaskan keeksentrikan Newton di akhir hayatnya.[42]", "question_text": "apakah penyebab kematian Isaac newton?", "answers": [{"text": "Keracunan air raksa", "start_byte": 118, "limit_byte": 137}]} {"id": "-7902250947763186416-2", "language": "indonesian", "document_title": "Teori pertukaran sosial", "passage_text": "Pada umumnya,hubungan sosial terdiri daripada masyarakat, maka kita dan masyarakat lain di lihat mempunyai perilaku yang saling memengaruhi dalam hubungan tersebut,yang terdapat unsur ganjaran , pengorbanan dan keuntungan . Ganjaran merupakan segala hal yang diperolehi melalui adanya pengorbanan,manakala pengorbanan merupakan semua hal yang dihindarkan, dan keuntungan adalah ganjaran dikurangi oleh pengorbanan. Jadi perilaku sosial terdiri atas pertukaran paling sedikit antara dua orang berdasarkan perhitungan untung-rugi. Misalnya, pola-pola perilaku di tempat kerja, percintaan, perkawinan,dan persahabatan.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan unsur ganjaran?", "answers": [{"text": "segala hal yang diperolehi melalui adanya pengorbanan,manakala pengorbanan merupakan semua hal yang dihindarkan, dan keuntungan adalah ganjaran dikurangi oleh pengorbanan", "start_byte": 243, "limit_byte": 413}]} {"id": "2349124651061030559-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lippo Group", "passage_text": "Didirikan oleh Dr. Mochtar Riady pada tahun 1950-an. Kemudian berkembang menjadi perusahaan pribadi dan publik di Tiongkok, Hong Kong dan Makau, Indonesia, Filipina, Singapura dan Korea Selatan dengan total aset senilai US$11 miliar. Juga terdaftar di berbagai bursa saham di Hong Kong, Indonesia dan Singapura dengan setidaknya 15 jenis perusahaan.[1]", "question_text": "Dimana kantor pusat Lippo Group?", "answers": [{"text": "Tiongkok", "start_byte": 114, "limit_byte": 122}]} {"id": "-2560541350232805124-0", "language": "indonesian", "document_title": "Boston", "passage_text": "Boston adalah ibu kota dan kota terbesar di Massachusetts di Amerika Serikat; berdiri 1630 sebagai koloni utama Perusahaan Teluk Massachusetts. Boston juga adalah ibu kota dari wilayah tidak resmi New England. Kota ini salah satu kota tertua dan terkaya di A.S., dengan ekonomi berbasis di pendidikan, perawatan kesehatan, keuangan, dan teknologi tinggi. Nama julukannya termasuk \"Beantown\", \"The Hub\", dan \"Atena Amerika\", karena pengaruhnya terhadapa budaya, intelektual, dan politik.", "question_text": "Apakah kota terbesar di Massachusetts?", "answers": [{"text": "Boston", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "1161004621951046051-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wagyu", "passage_text": "\nWagyu(和牛,Wagyū, sapi Jepang) mengacu pada beberapa ras sapi. Satu ras di antaranya memiliki kecenderungan genetik berupa pemarmeran (marbling) tinggi dan memproduksi lemak tak jenuh berminyak dalam jumlah besar. Sapi wagyu terkenal karena pola marmer pada dagingnya dan kualitasnya. Daging jenis ini umumnya dijual mahal. Di beberapa daerah di Jepang, daging diberi nama sesuai wilayah produksinya, contohnya daging Kobe, Mishima, Matsusaka, Ōmi, dan Sanda.", "question_text": "dari manakah asal daging kobe?", "answers": [{"text": "Kobe", "start_byte": 422, "limit_byte": 426}]} {"id": "4008314842992066249-1", "language": "indonesian", "document_title": "Protestanisme", "passage_text": "Kata Protestan sendiri diaplikasikan kepada umat Kristen yang menolak ajaran maupun otoritas Gereja Katolik. Kata ini didefinisikan sebagai gerakan agamawi yang berlandaskan iman dan praktik Kekristenan yang berawal dari dorongan Reformasi Protestan dalam segi doktrin, politik dan eklesiologi, melawan apa yang dianggap sebagai penyelewengan Gereja Katolik Roma.[1] Merupakan satu dari tiga pemisahan utama dari \"Kekristenan Nicaea (Nicene), yaitu di samping Gereja Katolik Roma dan Gereja Ortodoks.[2] Istilah \"Protestan\" merujuk kepada \"surat protes\" yang disampaikan oleh para pembesar yang mendukung protes dari Martin Luther melawan keputusan Diet Speyer pada tahun 1529, yang menguatkan keputusan (maklumat) Diet Worms yang mengecam ajaran Martin Luther sebagai ajaran sesat (heretik).[3]", "question_text": "Dari manakah agama Kristen protestan berasal ?", "answers": [{"text": "Roma", "start_byte": 358, "limit_byte": 362}]} {"id": "-1222140953508323734-3", "language": "indonesian", "document_title": "Psikologi", "passage_text": "Walaupun sejak dulu telah terdapat pemikiran tentang ilmu yang mempelajari manusia bersamaan dengan adanya pemikiran tentang ilmu yang mempelajari alam, akan tetapi karena kerumitan dan kedinamisan manusia untuk dipahami, maka psikologi baru tercipta sebagai ilmu sejak akhir tahun 1800-an yaitu ketika Wilhelm Wundt mendirikan laboratorium psikologi pertama di dunia.", "question_text": "Kapan ilmu psikologi pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "1800-an", "start_byte": 282, "limit_byte": 289}]} {"id": "-5660587489695028956-3", "language": "indonesian", "document_title": "John Richard Nicholas Stone", "passage_text": "Setelah lulus dari Cambridge tahun 1936 dan hingga Perang Dunia II ia bekerja di Lloyd's of London.[2] Selama perang, Stone bekerja bersama James Meade sebagai ahli statistik dan ekonom untuk Pemerintah Inggris. Mereka diminta oleh pemerintah untuk menganalisis ekonomi Inggris terkait dengan seluruh sumber daya Inggris saat itu pada masa perang. Pada saat itulah mereka mengembangkan versi awal dari sistem akun nasional. Pekerjaan mereka menghasilkan akun nasional Inggris pertama tahun 1941.", "question_text": "Apakah pekerjaan pertama John Richard Nicholas Stone?", "answers": [{"text": "ahli statistik dan ekonom untuk Pemerintah Inggris", "start_byte": 160, "limit_byte": 210}]} {"id": "873952319018857240-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Republik Dominika", "passage_text": "Pedro Santana: 13 November 1844-4 Agustus 1848\nDewan Menteri Negara: 4 Agustus-8 September 1848\nManuel Jimenes: 8 September 1848-29 Mei 1849\nPedro Santana (Pemimpin Tertinggi Republik): 30 Mei-23 September 1849\nBuenaventura Báez: 24 September 1849-15 Februari 1853\nPedro Santana: 15 Februari 1853-26 Mei 1856\nManuel de Regla Mota: 26 Mei-8 Oktober 1856\nBuenaventura Báez: 8 Oktober 1856-13 Juni 1858\nJosé Desiderio Valverde: 13 Juni-28 Juli 1858\nPedro Santana: 28 Juli 1858-18 Maret 1861", "question_text": "Siapa presiden pertama Republik Dominika?", "answers": [{"text": "Pedro Santana", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "-4179304290885853083-76", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi Timur", "passage_text": "Pada tanggal 2 April 1453, Sultan Mehmed II dengan tentara berjumlah 80.000 mengepung Konstantinopel.[116] Konstantinopel akhirnya jatuh ke tangan Utsmaniyah pada tanggal 29 Mei 1453. Kaisar Romawi Timur terakhir, Konstantinus XI Palaiologos, terlihat melepas tanda kebesarannya dan melibatkan dirinya dalam pertempuran setelah tembok kota direbut.[117]", "question_text": "Kapan kekaisaran Romawi Timur runtuh?", "answers": [{"text": "29 Mei 1453", "start_byte": 171, "limit_byte": 182}]} {"id": "-2256088663709620166-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Walt Disney Company", "passage_text": "The Walt Disney Company (NYSE:) atau lebih dikenal dengan nama Disney adalah perusahaan konglomerat di bidang hiburan dan media terbesar di dunia. Didirikan pada 16 Oktober 1923, perusahaan ini didirikan oleh Walt Disney dan Roy Oliver Disney dengan nama Disney Brothers Cartoon Studio. Pusatnya terletak di Burbank, California.", "question_text": "dimanakah kantor pusat Walt Disney Animation Studios?", "answers": [{"text": "Burbank, California", "start_byte": 308, "limit_byte": 327}]} {"id": "-6821230193917871769-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Negeri Sembilan", "passage_text": "\n\n\nSeperti kerajaan-kerajaan lainnya, Negeri Sembilan telah memiliki sistem pemerintahan yang teratur meskipun baru terbentuk setelah runtuhnya kerajaan Melayu Melaka dan Johor.", "question_text": "Kapan kerajaan Negeri Sembilan terbentuk ?", "answers": [{"text": "setelah runtuhnya kerajaan Melayu Melaka dan Johor", "start_byte": 126, "limit_byte": 176}]} {"id": "2593819160675140090-1", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke-43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, seperti Animax dan stasiun televisi lainnya, pada 3 Oktober 2002 sampai sekarang. Seri pertama terdiri atas 9 musim dan berlangsung 220 episode. Musim pertama dari seri kedua mulai ditayangkan pada tanggal 15 Februari 2007. Di Indonesia sendiri, anime Naruto pernah ditayangkan oleh stasiun televisi Trans TV, yang kemudian ditayangkan lebih lanjut oleh GTV dan sempat ditayangkan di Indosiar untuk musim keempat dan kelima sampai Naruto Shippuden musim kelima. Selain serial anime, Studio Pierrot telah mengembangkan delapan film untuk seri dan beberapa original video animation (OVA). Jenis barang dagangan termasuk novel ringan, permainan video dan koleksi kartu yang dikembangkan oleh beberapa perusahaan.", "question_text": "Ada berapa serial Naruto ?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 933, "limit_byte": 937}]} {"id": "4014015196003497279-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo!", "passage_text": "Yahoo! Inc. didirikan oleh Jerry Yang dan David Filo pada bulan Januari 1994 dan dibentuk 2 Maret 1995. Pada tanggal 16 Juli 2012, mantan eksekutif Google, Marissa Mayer, ditunjuk sebagai CEO dan Presiden Yahoo!, efektif 17 Juli.[7] Yahoo telah mengangkat satu CEO setiap tahun selama lima tahun terakhir.", "question_text": "Siapa nama pendiri Yahoo! Inc.?", "answers": [{"text": "Jerry Yang dan David Filo", "start_byte": 27, "limit_byte": 52}]} {"id": "2757169040597246233-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teungku Fakinah", "passage_text": "Teungku Fakinah adalah seorang wanita yang menjadi ulama besar dengan nama singkatnya disebut Teungku Faki , pahlawan perang yang ternama dan pembangunan pendidikan ulung. Dia dilahirkan sekitar tahun 1856 M, di Desa Lam Diran kampung Lam Beunot (Lam Krak). Dalam tubuh Dia mengalir darah ulama dan darah penguasa/bangsawan. Ayahnya bernama Datuk Mahmud seorang pejabat pemerintahan dalam zaman Sultan Alaidin Iskandar Syah. Sedangkan ibunya bernama Teungku Muhammad Sa'at yang terkenal dengan Teungku Chik Lam Pucok, pendiri Dayah Lam Pucok, tempatnya pernah Teungku Chik Ditiro Muhammad Saman belajar.", "question_text": "Siapa ibu Teungku Fakinah?", "answers": [{"text": "Teungku Chik Lam Pucok", "start_byte": 494, "limit_byte": 516}]} {"id": "6117655431176026233-15", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Islam Negeri Antasari", "passage_text": "Setelah melalui proses perjuangan yang panjang dan penegerian\nfakultas Tarbiyah Barabai, Fakultas Ushuluddin Amuntai serta Fakultas\nSyari’ah kandangan ditambah dengan fakultas Syari’ah cabang Al Jami’ah\nYogyakarta, maka pada tanggal 20 Nopember 1964,berdasar Kepmenag nomor\n89 tahun 1964, diresmikanlah pembukaan IAIN Al Jami’ah Antasari\nberkedudukan di Banjarmasin dengan rektor pertama Zafry Zamzam.", "question_text": "siapakah rektor pertama Universitas Islam Negeri Antasari ?", "answers": [{"text": "Zafry Zamzam", "start_byte": 396, "limit_byte": 408}]} {"id": "4180167139436462445-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fototrof", "passage_text": "Fototrof (Yunani: φῶς , φωτός = cahaya, τροϕή = makanan) adalah organisme yang melakukan fotosintesis untuk memperoleh energi. Mereka memanfaatkan energi dari cahaya matahari untuk mengubah karbon dioksida dan air menjadi bahan organik yang akan digunakan dalam fungsi-fungsi sel seperti biosintesis dan respirasi.", "question_text": "Apa itu proses fototrof?", "answers": [{"text": "organisme yang melakukan fotosintesis untuk memperoleh energi", "start_byte": 78, "limit_byte": 139}]} {"id": "8823977894841857280-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hominini", "passage_text": "Hominini adalah suku dari Homininae yang terdiri dari Homo, dan anggota dari klade manusia setelah terpisah dari suku Panini (simpanse).\n[1][2]\nAnggota-anggota dari suku tersebut disebut hominins ( Hominidae, \"hominids\").\nSubsuku Hominina adalah cabang \"manusia\", termasuk genus Homo.\nPara peneliti mengajukan takson Hominini berdasarkan gagasan bahwa spesies paling mirip dari sebuah trikotomi haruslah dipisahkan dari dua yang lainnya.\nBeberapa skema klasifikasi awal mengikutkan genus Pan (simpanse) ke dalam Hominini, tetapi klasifikasi ini jarang digunakan lagi.\nSahelanthropus tchadensis adalah spesies hominid yang punah yang hidup 7 juta tahun lalu, sangat dekat dengan waktu saat divergensi simpanse / manusia; oleh karena itu tidak begitu jelas apakah ia bisa dianggap sebagai anggota dari suku Hominini.", "question_text": "Apa itu hominini?", "answers": [{"text": "suku dari Homininae yang terdiri dari Homo, dan anggota dari klade manusia setelah terpisah dari suku Panini", "start_byte": 16, "limit_byte": 124}]} {"id": "312475932317849819-44", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Istiqlal", "passage_text": "Beberapa bulan kemudian, tepatnya tanggal 24 Agustus 1961, telah menjadi tanggal yang paling bersejarah bagi kaum Muslimin di Jakarta khususnya, dan Indonesia pada umumnya, untuk pertama kalinya di bekas taman itu, kota Jakarta akan memiliki sebuah masjid besar dan monumental. Maka dengan ucapan Bismillahirrahmanirrahim Presiden RI Ir. Soekarno meresmikan permulaan pembangunan Masjid Istiqlal diatas area seluas 9.32 Ha. Yang ditandai dengan pemasangan tiang pancang disaksikan oleh ribuan ummat Islam. Sebuah masjid yang akan menjadi simbol kemerdekaan bagi bangsa Indonesia.", "question_text": "Berapa luas masjid Istiqlal?", "answers": [{"text": "9.32 Ha", "start_byte": 415, "limit_byte": 422}]} {"id": "6277175094569284130-49", "language": "indonesian", "document_title": "Helium", "passage_text": "Sementara balon mungkin adalah manfaat helium paling terkenal, sejatinya itu hanyalah bagian kecil dari semua penggunaan helium.[26] Helium digunakan pada banyak bidang yang memerlukan keunikan helium, seperti titik didihnya yang rendah, masa jenisnya rendah, kelarutannya juga rendah, konduktivitas termal tinggi, atau keinertannya. Total produksi helium 2014 sekitar 32 juta kg (180 juta meter kubik) helium per tahun, penggunaan terbesar (sekitar 32% dari total 2014) adalah aplikasi kryogenik, sebagian besar sebagai pendingin magnet superkonduktor dalam pemindai MRI bidang medis dan spektrometer Resonansi Magnet Inti (English: Nuclear Magnetic Resonance, (NMR)).[83] Penggunaan besar lainnya untuk sistem penggelontor dan penekan, pengelasan, pemeliharaan atmosfer terkendali, dan deteksi kebocoran. Penggunaan lain relatif kecil.[82]", "question_text": "Apa manfaat dari Helium ?", "answers": [{"text": "untuk sistem penggelontor dan penekan, pengelasan, pemeliharaan atmosfer terkendali, dan deteksi kebocoran", "start_byte": 699, "limit_byte": 805}]} {"id": "-6165843781462772671-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "kapankah Kristen masuk di Indonesia pertama kali?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "-3581652807672314471-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ngô Đình Diệm", "passage_text": "Ngô Đình Diệm Jean Baptiste «ngoh dihn zih-ehm» () adalah Presiden pertama Republik Vietnam (1955–1963). Ia adalah paman dari Kardinal François-Xavier Nguyễn Văn Thuận[1][2] —yang sedang dalam proses kanonisasi dan sudah bergelar Hamba Tuhan.", "question_text": "Tahun berapa Ngô Đình Diệm menjadi presiden Vietnam Selatan?", "answers": [{"text": "1955", "start_byte": 100, "limit_byte": 104}]} {"id": "3117080238619207797-3", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Kajang", "passage_text": "Secara total, luas wilayah Desa Tana Toa adalah seluaas 729 Ha dengan pembagian tertentu, antara lain untuk fasilitas umum, pemukiman, pertanian, kegiatan ekonomi, dan lain-lain.[3] Rincian dari pembagian lahan tersebut adalah luas lahan untuk jalan seluas 3,7 Ha; lahan untuk bangunan umum seluas 5Ha; kahan untuk pemakaman seluas 5 Ha. Untuk kebutuhan pertanian, pembagian lahannya adalah sebagai berikut: lahan sawah dan ladang seluas 93 Ha. Sedangkan untuk aktivitas perekonomian, lahan untuk pasar seluas 0,81 Ha; lahan untuk industri seluas 0,36 Ha; lahan untuk pertokoan seluas 0,32 Ha. Sisanya, sebesar 329, 67 Ha dipergunakan untuk pemukiman dengan rincian tanah bengkok seluas 36,08 Ha; lahan perkantoran seluas 1,07 Ha; lahan bangunan peribadatan seluas 1 Ha.[2]", "question_text": "Berapa luas Desa Tana Toa?", "answers": [{"text": "729 Ha", "start_byte": 56, "limit_byte": 62}]} {"id": "7354630283780491330-1", "language": "indonesian", "document_title": "Soedjatmoko", "passage_text": "Soedjatmoko dilahirkan dalam keluarga bangsawan dan belajar kedokteran di Batavia (sekarang Jakarta). Setelah dikeluarkan dari sekolah kedokteran oleh orang-orang Jepang pada tahun 1943, ia pindah ke Surakarta dan membuka praktik pengobatan bersama ayahnya. Pada tahun 1947, setelah kemerdekaan Indonesia, Soedjatmoko bersama dua pemuda lain dikirimkan ke Lake Success, New York, Amerika Serikat untuk mewakili Indonesia di Perserikatan Bangsa-Bangsa. Setelah itu, Soedjatmoko menjalani beberapa kegiatan politik. Pada tahun 1952 ia kembali ke Indonesia dan bergabung dengan pers beraliran sosialis dan Partai Sosialis Indonesia, lalu terpilih sebagai anggota Konstituante. Namun, karena pemerintahan Presiden Soekarno semakin otoriter, Soedjatmoko mulai mengkritik pemerintah. Untuk menghindari pencekalan pemerintah, Soedjatmoko pergi ke luar negeri dan bekerja sebagai dosen di Universitas Cornell di Ithaca, New York selama dua tahun. Tiga tahun kemudian ia tidak lagi bekerja, biarpun telah kembali ke Indonesia.", "question_text": "apakah pendidikan terakhir Bung Koko?", "answers": [{"text": "kedokteran", "start_byte": 60, "limit_byte": 70}]} {"id": "376733130689364-4", "language": "indonesian", "document_title": "Catherine Parr", "passage_text": "Catherine lahir pada tahun 1512, kemungkinan pada bulan Agustus.[3] Dia adalah anak tertua yang hidup sampai usia dewasa dari pasangan Thomas Parr dan Maud Green. Thomas Parr sendiri masih keturunan Raja Edward III. Catherine memiliki adik laki-laki, William, yang kemudian dinobatkan sebagai Marquess Northampton pertama. Dia juga memiliki adik perempuan yang bernama Anne, yang menjadi dayang istana bagi enam istri Henry VIII, termasuk pada masa Catherine sendiri. Thomas Parr adalah sekutu dekat Henry VIII dan dia diberi berbagai tanggung jawab dari Sang Raja. Maud Green sendiri adalah dayang dan teman dekat Permaisuri Katherine dari Aragon dan sangat mungkin nama Catherine Parr mengikuti nama Sang Permaisuri yang juga merupakan ibu baptisnya tersebut.[4] Thomas Parr meninggal saat Catherine masih sangat muda dan dia dekat dengan ibunya seiring saat beranjak dewasa.", "question_text": "siapakah orang tua Catherine Parr?", "answers": [{"text": "Thomas Parr dan Maud Green", "start_byte": 135, "limit_byte": 161}]} {"id": "8114890253632306386-0", "language": "indonesian", "document_title": "MacOS", "passage_text": "\nmacOS, atau yang sebelumnya disebut OS X, adalah antarmuka grafikal sistem operasi yang dikembangkan dan disebarkan oleh Apple Inc. Sistem operasi ini disediakan untuk komputer Macintosh. Sistem operasi ini pertama kali dikeluarkan pada tahun 2001 dan populer di kalangan pengguna.", "question_text": "Kapan Mac OS X dirilis ?", "answers": [{"text": "2001", "start_byte": 244, "limit_byte": 248}]} {"id": "6233035702243169757-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanselir", "passage_text": "Kanselir (Latin: cancellarius, English: chancellor, German: kanzler) adalah jabatan resmi yang banyak digunakan dalam sekelompok masyarakat yang peradabannya lahir, baik secara langsung maupun tidak langsung, dari Kekaisaran Romawi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kanselir ?", "answers": [{"text": "jabatan resmi yang banyak digunakan dalam sekelompok masyarakat yang peradabannya lahir, baik secara langsung maupun tidak langsung, dari Kekaisaran Romawi", "start_byte": 76, "limit_byte": 231}]} {"id": "132761720256571903-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dou Jiande", "passage_text": "Dou Jiande (Hanzi: 窦建德, 573-621) atau juga dikenal sebagai Pangeran Xia (夏王), adalah seorang pemimpin pemberontakan petani pada akhir Dinasti Sui yang berkuasa atas wilayah Hebei. Ia dianggap sebagai pemimpin pemberontak terbaik saat itu. Setelah kekalahannya dalam Pertempuran Hulao dari Dinasti Tang, ia ditangkap dan dihukum mati. Sekalipun telah tiada, kharisma dan kenangan atas dirinya masih membekas dihati anak buahnya, sehingga tak lama setelah ia dihukum mati, Liu Heita, salah satu jenderal kesayangannya memberontak terhadap pemerintah Tang hingga akhirnya ditumpas tahun 623.", "question_text": "Dimana Pangeran Xia meninggal?", "answers": [{"text": "621", "start_byte": 34, "limit_byte": 37}]} {"id": "2469533439435338744-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Qing", "passage_text": "\nDinasti Qing (Hanzi: 清朝, hanyu pinyin: Qīng Chao) (1644 - 1911), dikenal juga sebagai Dinasti Manchu dan adalah satu dari dua dinasti asing yang memerintah di Tiongkok setelah dinasti Yuan Mongol dan juga adalah dinasti yang terakhir di Tiongkok. Asing dalam arti adalah sebuah dinasti pemerintahan non-Han yang dianggap sebagai entitas Tiongkok pada zaman dulu. Dinasti ini didirikan oleh orang Manchuria dari klan Aisin Gioro (Hanyu Pinyin: Aixinjueluo), kemudian mengadopsi tata cara pemerintahan dinasti sebelumnya serta meleburkan diri ke dalam entitas Tiongkok itu sendiri.", "question_text": "Kapan Dinasti Qing berdiri ?", "answers": [{"text": "1644", "start_byte": 57, "limit_byte": 61}]} {"id": "7993864088393586605-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "berapakah laus pulau jawa?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "-3216508148505579337-39", "language": "indonesian", "document_title": "Argentina", "passage_text": "Argentina merupakan sebuah negara yang unik karena merupakan salah satu negara di Amerika Latin di mana orang Eropa diterima dan tidak merasa terpinggirkan. Ini terjadi karena pengaruh budaya Spanyol dan Italia yang kuat. Spanyol adalah bahasa resminya tetapi bahasa lain juga dituturkan di sini termasuk Jerman, Inggris, Italia dan Perancis. Anggota perdagangan di sini menggunakan bahasa Inggris dengan meluas.", "question_text": "Apa bahasa yang digunakan mayoritas penduduk Argentina ?", "answers": [{"text": "Spanyol", "start_byte": 222, "limit_byte": 229}]} {"id": "2187409406273734698-6", "language": "indonesian", "document_title": "Daan Mogot", "passage_text": "Setelah kemerdekaan Indonesia diproklamasikan pada tanggal 17 Agustus 1945, Daan Mogot bergabung dengan Barisan Keamanan Rakyat (BKR)[1] dan mendapat pangkat Mayor. Ini hal yang menarik, mengingat usia Daan Mogot saat itu baru 16 tahun. Daan Mogot bertugas di bawah Letnan Kolonel Moeffreni Moe'min, seorang mantan Daidanco PETA dari Daidan I Jakarta, Pasukan yang menaungi wilayah Karesidenan Jakarta bermarkas di Jalan Cilacap No. 5. Sejumlah perwira ex-PETA yang bergabung di pasukan tersebut, antara lain Singgih, Daan Jahja, Kemal Idris, Daan Mogot, Islam Salim, Jopie Bolang, Oetardjo, Sadikin (Resimen Cikampek), Darsono (Resimen Cikampek), dan lain-lain.", "question_text": "Apakah peran Moeffreni Moe’min dalam mencapai kemerdekaan Indonesia?", "answers": [{"text": "mantan Daidanco PETA dari Daidan I Jakarta, Pasukan yang menaungi wilayah Karesidenan Jakarta", "start_byte": 308, "limit_byte": 401}]} {"id": "-2094012364504351359-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Tassafaronga", "passage_text": "\nPertempuran Tassafaronga, kadang-kadang disebut Pertempuran Pulau Savo Keempat atau menurut sumber Jepang sebagai Pertempuran Malam Laut Lunga(ルンガ沖夜戦,Lunga Oki Yasen) adalah pertempuran laut yang berlangsung pada malam hari tanggal 30 November 1942 antara Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang sehubungan dengan kampanye Guadalkanal. Pertempuran terjadi di Ironbottom Sound dekat kawasan Tanjung Tassafaronga di Guadalkanal.", "question_text": "Kapan latar belakang terjadinya Pertempuran Tassafaronga?", "answers": [{"text": "30 November 1942", "start_byte": 245, "limit_byte": 261}]} {"id": "-4933089996378683414-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pikachu", "passage_text": "Pikachu(ピカチュウ) adalah Pokémon yang biasanya terkenal sebagai salah satu tokoh utama bersama pemilik utamanya Ash Ketchum di adapsi anime. Pokémon ini adalah semacam pika berwarna kuning dan punya keistimewaan tenaga listrik. Pikachu bisa ditemukan di hutan, ladang dan tempat-tempat sumber tenaga listrik.", "question_text": "apakah kekuatan Pokemon Pikachu?", "answers": [{"text": "tenaga listrik", "start_byte": 221, "limit_byte": 235}]} {"id": "8978897703400396023-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Fussilat", "passage_text": "Surah Fussilat (Arab: فصّلت, \"Yang Dijelaskan\") adalah surah ke-41 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri atas 54 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Surah yang diturunkan sesudah Surah Al-Mu’min ini dinamai Fussilat (Yang Dijelaskan) diambil dari kata Fushshilat yang terdapat pada permulaan surah ini.", "question_text": "apakah arti Fussilat?", "answers": [{"text": "Yang Dijelaskan", "start_byte": 234, "limit_byte": 249}]} {"id": "-8182954834636356583-0", "language": "indonesian", "document_title": "OXO", "passage_text": "OXO adalah permainan komputer berjenis tic-tac-toe yang dibuat pada tahun 1952. OXO adalah permainan komputer pertama (dalam bentuk grafik) di dunia. Bagaimanapun juga, permainan pertama di dunia dibuat pada tahun 1947–1948 yang berjenis simulator misil udara yang mengunakaan tabung katode.[1] Dibuat oleh Thomas T. Goldsmith Jr. dan Estle Ray Mann dan dipatenkan pada 25 Januari, 1947. OXO hanya tersedia di Cambridge.", "question_text": "apa nama video game pertama di dunia ?", "answers": [{"text": "OXO", "start_byte": 0, "limit_byte": 3}]} {"id": "-8003578609967998112-4", "language": "indonesian", "document_title": "Marshanda", "passage_text": "Cita-cita Marshanda adalah menjadi seorang insinyur pertanian dan penyanyi dan terakhir ingin juga menjadi seorang psikolog. Keinginan Marshanda untuk menjadi penyanyi mendapat kesempatan saat bertemu dengan seorang pencipta lagu anak-anak terkenal Papa T Bob. Awal pertemuan Mashanda dengan Papa T Bob juga terjadi secara tidak sengaja. Waktu itu Marshanda sering mereka merekam suaranya ketika sedang bernyanyi, ibunya yang mendengar merasa suara Marshanda bagus dan mencoba mengirimnya ke agensi Marshanda. Entah bagaimana, namun Papa T Bob tahu dan tertarik. Selanjutnya Papa T Bob langsung membuatkan dua buah lagu untuknya. Papa T Bob menyiapkan lagu khusus yang pas dengan karakter suara Marshanda. Akhirnya Marshanda masuk dapur rekaman dengan menjagokan lagu \"Gantungkan Cita Cita\" ciptaan Papa T Bob.Dulu Umur 10 Tahun Bersama Iklan Televisi Susu Bendera Bersama Budenya Chintya Kusuma, Mantan Model Cover Women Anita 1991 ke Biro Iklan Puri Emeron.", "question_text": "apakah lagu pertama Andriani Marshanda?", "answers": [{"text": "Gantungkan Cita Cita", "start_byte": 769, "limit_byte": 789}]} {"id": "5377318757416370325-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara pada era kerajaan Hindu-Buddha", "passage_text": "\nIndonesia mulai berkembang pada zaman kerajaan Hindu-Buddha berkat hubungan dagang dengan negara-negara tetangga maupun yang lebih jauh seperti India, Tiongkok, dan wilayah Timur Tengah. Agama Hindu masuk ke Indonesia diperkirakan pada awal tarikh Masehi, dibawa oleh para musafir dari India antara lain: Maha Resi Agastya, yang di Jawa terkenal dengan sebutan Batara Guru atau Dwipayana dan juga para musafir dari Tiongkok yakni musafir Budha Pahyien.", "question_text": "Kapan Hindu masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "awal tarikh Masehi", "start_byte": 237, "limit_byte": 255}]} {"id": "4715963705394515245-0", "language": "indonesian", "document_title": "Media massa", "passage_text": "[1]Media massa atau Pers adalah suatu istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas. Dalam pembicaraan sehari-hari, istilah ini sering disingkat menjadi media.", "question_text": "Apa itu media massa?", "answers": [{"text": "istilah yang mulai digunakan pada tahun 1920-an untuk mengistilahkan jenis media yang secara khusus didesain untuk mencapai masyarakat yang sangat luas", "start_byte": 38, "limit_byte": 189}]} {"id": "1434549513573292723-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cipulir, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan", "passage_text": "\nCipulir adalah kelurahan di kecamatan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Jakarta, Indonesia. Kelurahan ini memiliki kode pos 12230 dengan kode wilayah 31.71.010.004. Kelurahan ini memiliki penduduk sebanyak 29.041 jiwa dan luas 1,95km2.", "question_text": "Berapa luas kelurahan Cipulir?", "answers": [{"text": "1,95km2", "start_byte": 227, "limit_byte": 234}]} {"id": "5591591333324484509-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tempat ibadah agama Khonghucu", "passage_text": "Nama tempat ibadah agama Khonghucu pada umumnya adalah: Miao/Bio/Kelenteng Khonghucu\nkhusus nya untuk", "question_text": "Apakah nama tempat peribadatan agama Buddha?", "answers": [{"text": "Miao/Bio/Kelenteng", "start_byte": 56, "limit_byte": 74}]} {"id": "4276670738261241407-0", "language": "indonesian", "document_title": "Clifford Geertz", "passage_text": "Clifford James Geertz (San Francisco, 23 Agustus 1926–Philadelphia, 30 Oktober 2006) adalah seorang ahli antropologi asal Amerika Serikat. Ia paling dikenal melalui penelitian-penelitiannya mengenai Indonesia dan Maroko dalam bidang seperti agama (khususnya Islam), perkembangan ekonomi, struktur politik tradisional, serta kehidupan desa dan keluarga. Terkait kebudayaan Jawa, ia memopulerkan istilah priyayi saat melakukan penelitian tentang masyarakat Jawa pada tahun 1960-an, dan mengelompokkan masyarakat Jawa ke dalam tiga golongan: priyayi, santri dan abangan.[1]", "question_text": "Kapan Clifford Geertz lahir?", "answers": [{"text": "23 Agustus 1926", "start_byte": 38, "limit_byte": 53}]} {"id": "-7249212161140274150-7", "language": "indonesian", "document_title": "Honda CBR250R", "passage_text": "Ulasan atas CBR250R umumnya menilai performanya dibandingkan dengan pesaing utamanya, yang di Amerika Serikat dan Kanada adalah Kawasaki Ninja 250R.[12][8][13][11] Sepeda motor Hyosung GT250, yang dimerek ulang sebagai ATK GT250 tahun 2011, juga merupakan kompetitor potensial di pasar tersebut, meskipun dinilai lebih buruk dalam perbandingan.[12] Di India, Kawasaki Ninja 250R dan Hero Honda Karizma R adalah pesaing utamanya.[4] Meskipun memiliki kekuatan puncak yang lebih rendah dan kecepatan tertinggi yang lebih rendah dari Ninja 250, CBR dipuji memiliki torque yang lebih baik pada kecepatan rendah, itu artinya CBR lebih mudah berakselerasi dari kecepatan rendah dengan tanpa kebisingan dan drama. Sedangkan Ninja harus digas hingga putaran mesin 9,000rpm ke atas agar dapat menampilkan kekuatan penuhnya.[13] Hal ini membuat CBR250R lebih nyaman dan mudah dikendarai, daripada Ninja yang lebih sporty tetapi lebih menantang.[13][12] Keluhan dari The Economic Times di Mumbai termasuk kecenderungan untuk berdiri jika pengendara melakukan kecerobohan koreksi tengah sudut, serta rem dan suspensi tidak sampai ke standar dari lintasan sepeda motor.[4] Ulasan India ini juga menganggap bahwa berat kotor motor 161kg (355lb) sebagai \"tidak terlalu ringan\", sementara wartawan Amerika menganggapnya kelas bulu, \"terlalu gesit, mudah diputar ... hampir terlalu ringan,\" sekitar 16.5lb (7.5kg) lebih ringan dari Ninja 250R.[12] Rem Ninja 250R lebih baik, memiliki rasa linear dengan gigitan awal yang lebih kuat dan dapat berhenti dari 60 to 0mph (97 to 0km/h) sejauh 121.5ft (37.0m), semenmtara CBR250R, membutuhkan jarak henti sejauh 123.4ft (37.6m). Motor ini dipuji untuk pilihan rem gabungan anti terkunci, suatu anugerah bagi pengendara pemula terlepas dari jarak pengereman yang sedikit lebih pendek daripada Ninja 250R oleh pembalap terlatih.[12] Kevin Ash, setinggi 6ft 3in (1.91m), menemukan bahwa dimensi motor ini nyaman bagi orang setinggi dia, sementara David Booth mengingatkan bahwa motor ini mungkin terasa lebih sempit bagi pengendara yang bertubuh lebih tinggi.[1][11]", "question_text": "berapakah berat Honda CBR250R ?", "answers": [{"text": "161kg", "start_byte": 1217, "limit_byte": 1222}]} {"id": "-6412879436575621635-1", "language": "indonesian", "document_title": "Deepika Padukone", "passage_text": "Padukone, putri dari pemain badminton Prakash Padukone, lahir di Copenhagen dan dibesarkan di Bangalore. Sebagai remaja, ia bermain badminton dalam kejuaraan tingkat nasional, namun meninggalkan kariernya dalam olahraga untuk menjadi peragawati mode. Ia kemudian menjadi pemeran film, dan membuat debut aktingnya pada 2006 sebagai karakter tituler pada film Kannada Aishwarya. Padukone kemudian memainkan peran ganda dalam perilisan Bollywood pertamanya—blockbuster 2007 Om Shanti Om—dan memenangkan Penghargaan Filmfare untuk Debut Perempuan Terbaik.", "question_text": "Apakah film pertama yang dibintangi Deepika Padukone?", "answers": [{"text": "Aishwarya", "start_byte": 366, "limit_byte": 375}]} {"id": "-5534233241679663724-13", "language": "indonesian", "document_title": "Uskup", "passage_text": "Mgr. Albertus Soegijapranata, S.J. (1896-1963) - Uskup pribumi pertama di Indonesia yang ditahbiskan pada tanggal 6 November 1940 untuk Vikariat Apostolik Semarang, yang kemudian berubah menjadi Keuskupan Agung Semarang. Pahlawan Nasional berdasarkan SK Presiden RI no 152 tahun 1963 tertanggal 26 Juli 1963.\nMgr. Gabriel Wilhelmus Manek, S.V.D. - Uskup pribumi kedua di Indonesia dan Uskup pribumi pertama di provinsi Nusa Tenggara Timur.\nMgr. Adrianus Djajasepoetra, S.J. (1961-1970) - Uskup pribumi pertama di Keuskupan Agung Jakarta.\nMgr. Leo Soekoto, S.J. (1970-1995) - Uskup pribumi kedua di Keuskupan Agung Jakarta.\nKardinal Mgr. Yustinus Darmojuwono (1963-1981) - Kardinal Indonesia pertama dan Uskup Agung Semarang.\nKardinal Mgr. Julius Riyadi Darmaatmadja, S.J. (1934-Sekarang) - Kardinal Indonesia kedua dan Uskup Agung Jakarta dari 11 Januari 1996 sampai 28 Juni 2010.", "question_text": "siapakah uskup yang pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Mgr. Albertus Soegijapranata, S.J", "start_byte": 0, "limit_byte": 33}]} {"id": "6000001442034006269-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Boven Digoel", "passage_text": "Kabupaten Boven Digoel (bahasa Belanda: boven berarti atas) adalah salah satu kabupaten di provinsi Papua, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Tanah Merah.", "question_text": "apakah arti kata Boven Digoel?", "answers": [{"text": "boven berarti atas", "start_byte": 40, "limit_byte": 58}]} {"id": "5495322338155040772-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ishq Subhan Allah", "passage_text": "Ishq Subhan Allah adalah sebuah serial televisi drama India.[1] Serial tayang perdana pada 14 Maret 2018 dan akan diproduksi oleh Creative Eye Limited, serial ini akan disiarkan oleh Zee TV.[2][3] Serial ini akan dibintangi oleh Eisha Singh dan Adnan Khan dalam peran utama.[4][5] Pertunjukan tersebut juga menandai kembalinya Eisha Singh, yang sebelumnya terlihat di Zee TV Ek Tha Raja Ek Thi Rani dan Colors Ishq Ka Rang Safed.[6][7][8]", "question_text": "Siapa pemain utama Ishq Subhan Allah?", "answers": [{"text": "Eisha Singh dan Adnan Khan", "start_byte": 229, "limit_byte": 255}]} {"id": "8386136184744609235-2", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad Saleh Werdisastro", "passage_text": "Muhammad Saleh Werdisastro, putera asli Sumenep, lahir 15 Februari 1908 dari pasangan R. Musaid Werdisastro dan R. Ayu Aminatuszuhra. Ayahnya adalah seorang cendekiawan dan budayawan Madura yang berhasil menyusun buku ”Babad Songenep” (Sejarah Sumenep), yang banyak mengungkap berbagai fenomena kehidupan di daerah tempat kelahirannya. Buku tersebut pernah diterbitkan oleh Balai Pustaka, pada 1914 dengan menggunakan bahasa Madura, berhuruf Jawa.", "question_text": "Kapan Muhammad Saleh Werdisastro lahir ?", "answers": [{"text": "15 Februari 1908", "start_byte": 55, "limit_byte": 71}]} {"id": "1322314707247461528-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Israel", "passage_text": "\nNegara Israel (Hebrew: מדינת ישראל‎, Medinat Yisrael) didirikan pada 14 Mei 1948 setelah hampir dua ribu tahun bangsa Yahudi berada dalam diaspora. 71 tahun sejak kemerdekaan Israel telah ditandai dengan konflik dengan negara-negara Arab dan Palestina. Berbagai negosiasi telah dilakukan, dan perdamaian telah terwujud dengan Mesir dan Yordania.", "question_text": "kapankah negara Israel didirikan?", "answers": [{"text": "14 Mei 1948", "start_byte": 82, "limit_byte": 93}]} {"id": "1346985712778453134-11", "language": "indonesian", "document_title": "David Archuleta", "passage_text": "Berdasarkan eBook milik Dean Kaelin \"An Insider View\", sebenarnya Ia tidak yakin bahwa David memutuskan untuk mengikuti audisi American Idol musim ketujuh. Walau akhirnya David memutuskan untuk mengikuti audisi di kota San Diego, California yang diselengarakan pada tanggal 30 Juli dan 31 Juli 2007. David menyanyikan lagu Waiting On The World To Change milik John Mayer.", "question_text": "tahun berapakah David Archuleta masuk American Idol?", "answers": [{"text": "2007", "start_byte": 294, "limit_byte": 298}]} {"id": "-7194125430946713766-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lek Albania", "passage_text": "\nLek Albania atau dalam bahasa Albania Lekë adalah mata uang resmi Albania yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 qindarka. Mata uang ini pertama kali dipakai sejak tahun 1912 berasal dari Mata uang Ottoman. Nama lek berasal dari Alexander the Great. Nama qindarkë berasal dari Albania qind (seratus).", "question_text": "apakah nama mata uang albania?", "answers": [{"text": "Lek Albania", "start_byte": 1, "limit_byte": 12}]} {"id": "6142424352318223316-0", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Microsoft Corporation (NASDAQ:) adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung beragam produk dan jasa terkait dengan komputer. Perusahaan ini didirikan oleh Bill Gates dan Paul Allen pada tanggal 4 April 1975. Microsoft merupakan pembuat perangkat lunak terbesar di dunia menurut pendapatannya.[3] Microsoft juga merupakan salah satu perusahaan paling bernilai di dunia.[4]", "question_text": "dimanakah kantor pusat Microsoft ?", "answers": [{"text": "Redmond, Washington", "start_byte": 111, "limit_byte": 130}]} {"id": "-4103962990196103228-8", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Jerman", "passage_text": "Memasuki periode protosejarah Jerman — di kala berita-berita luar menyebut tentang adanya bangsa lain (Jerman), tetapi belum ada sumber langsung dari yang bersangkutan —, sumber-sumber Yunani Kuno dari sekitar abad ketiga Sebelum Masehi menyebut ada bangsa barbar (biadab) yang menghuni wilayah barat Sungai Rhein sebagai \"orang Kelt\" dan yang menghuni sisi timur (atau tepatnya di utara Laut Hitam) sebagai \"orang Skythia\". Poseidonios dari Yunani (sekitar tahun 80 SM) yang pertama kali menyebut mengenai \"orang Jerman\" yang menghuni wilayah di antara hunian orang Kelt dan Skythia. Ketiga penggolongan ini kemudian dipakai oleh Julius Caesar.", "question_text": "dari manakah asal bangsa Skythia?", "answers": [{"text": "utara Laut Hitam", "start_byte": 386, "limit_byte": 402}]} {"id": "5441638152815759669-7", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Kualanamu", "passage_text": "\nTahap I bandara dapat menampung 8,1 juta-penumpang dan 10.000 pergerakan pesawat per tahun,[6] sementara setelah selesainya tahap II bandara ini rencananya akan menampung 25 juta penumpang per tahun.\n\nLuas terminal penumpang yang akan dibangun adalah sekitar 6,5 hektaree dengan fasilitas area komersial seluas 3,5 hektaree & fasilitas kargo seluas 1,3 hektaree. Bandara Internasional Kualanamu memiliki panjang landas pacu 3,75km yang cocok untuk didarati pesawat sebesar Boeing 777 & mempunyai 8 garbarata. Walaupun fasilitasnya belum terpasang, bandara ini sanggup didarati oleh pesawat penumpang Airbus A380, Antonov An-225, dan Boeing 747-8. Bandara ini juga adalah bandara keempat di Indonesia yang bisa didarati Airbus A380 selain Surabaya, Jakarta, dan Batam.", "question_text": "berapakah luas Bandar Udara Internasional Kualanamu?", "answers": [{"text": "5 hektaree dengan fasilitas area komersial seluas 3,5 hektaree & fasilitas kargo seluas 1,3 hektaree", "start_byte": 262, "limit_byte": 362}]} {"id": "2990704073752387488-0", "language": "indonesian", "document_title": "Call of Duty", "passage_text": "Call of Duty (permainan pertama dirilis pada tanggal 29 Oktober 2003) adalah seri permainan tembak-menembak orang-pertama (First-person Shooter) dengan engine berdasarkan permainan Quake III: Team Arena. Permainan perang ini awalnya mensimulasikan tentara dan persenjataan dalam Perang Dunia Kedua. Dipublikasikan oleh Activision dan dikembangkan oleh Infinity Ward, Treyarch dan Sledgehammer Games.[1]", "question_text": "Siapakah yang mengembangkan Call of Duty: Black Ops?", "answers": [{"text": "Infinity Ward, Treyarch dan Sledgehammer Games", "start_byte": 352, "limit_byte": 398}]} {"id": "-4156055974015031622-3", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Indonesia", "passage_text": "Pada tahun 1924 pemerintah kolonial mendirikan RHS (Rechtshoogeschool te Batavia - Sekolah Tinggi Hukum di Jakarta) yang bertujuan untuk memenuhi tenaga administrasi sipil rendahan. RHS inilah yang menjadi cikal-bakal Fakultas Hukum UI. Pada tahun 1927 mengubah status dan nama STOVIA menjadi GHS (Geneeskundige Hogeschool). Gedung pendidikan dan pelatihan kedokteran yang digunakan GHS menjadi gedung Fakultas Kedokteran UI saat ini. Banyak alumni GHS yang kemudian berperan besar dalam pendirian Universitas Indonesia.[7]", "question_text": "kapankah Fakultas Hukum Universitas Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "1927", "start_byte": 248, "limit_byte": 252}]} {"id": "5319541263254953634-7", "language": "indonesian", "document_title": "Transmigrasi", "passage_text": "\nPemerintah kolonial Belanda merintis kebijakan ini pada awal abad ke-19 untuk mengurangi kepadatan pulau Jawa dan memasok tenaga kerja untuk perkebunan di pulau Sumatera. Program ini perlahan memudar pada tahun-tahun terakhir masa penjajahan Belanda (1940-an), lalu dijalankan kembali setelah Indonesia merdeka untuk menangkal kelangkaan pangan dan bobroknya ekonomi pada masa pemerintahan Soekarno dua puluh tahun setelah Perang Dunia II.", "question_text": "Kapan program transmigrasi pertama kali dimulai ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 62, "limit_byte": 72}]} {"id": "2045710755705342033-2", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Ijo", "passage_text": "Dataran tempat kompleks utama candi memiliki luas sekitar 0,8 hektare, namun kuat dugaan bahwa kompleks percandian Ijo jauh lebih luas, dan menjorok ke barat dan utara. Dugaan itu didasarkan pada kenyataan bahwa ketika lereng bukit Candi Ijo di sebelah timur dan sebelah utara ditambang oleh penduduk, banyak ditemukan artefak yang mempunyai kaitan dengan candi.", "question_text": "berapakah luas Candi Ijo?", "answers": [{"text": "0,8 hektare", "start_byte": 58, "limit_byte": 69}]} {"id": "7547146963338549894-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sardinia", "passage_text": "\nSardinia (bahasa Italia: Sardegna, bahasa Sardinia: Sardigna, Sardinna atau Sardinnia) adalah pulau terbesar kedua setelah Sisilia di Laut Tengah. Sardinia terletak di antara Italia, Spanyol dan Tunisia, di sebalah selatan Pulau Korsika. Sardinia memiliki status regioni otonomi Italia. Ibu kotanya ialah Cagliari. Sardinia memiliki luas wilayah 24.090km² dan populasi 1.650.000 jiwa.", "question_text": "Berapa luas wilayah Sardinia?", "answers": [{"text": "24.090km²", "start_byte": 347, "limit_byte": 357}]} {"id": "8249776413642374264-3", "language": "indonesian", "document_title": "Cornelis", "passage_text": "Cornelis lahir di Sanggau, pada 27 Juli 1953. Ia merupakan anak kedua dari delapan bersaudara. Ayahnya bernama Josep Rofinus Djamin dann ibunya bernama Maria Christina Uko'.[4]", "question_text": "Kapan Drs. Cornelis, M.H lahir ?", "answers": [{"text": "27 Juli 1953", "start_byte": 32, "limit_byte": 44}]} {"id": "-7345284557182505109-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bluetooth", "passage_text": "Pembentukan Bluetooth dipromotori oleh 5 perusahaan besar Ericsson, IBM, Intel, Nokia dan Toshiba membentuk sebuah Special Interest Group (SIG) yang meluncurkan proyek ini. Pada bulan Juli 1999 dokumen spesifikasi bluetooth versi 1.0 mulai diluncurkan. Pada bulan Desember 1999 dimulai lagi pembuatan dokumen spesifikasi bluetooth versi 2.0 dengan tambahan 4 promotor baru yaitu 3Com, Lucent Technologies, Microsoft dan Motorola. Saat ini, lebih dari 1800 perusahaan di berbagai bidang bergabung dalam sebuah konsorsium sebagai adopter teknologi bluetooth. Walaupun standar Bluetooth SIG saat ini ‘dimiliki’ oleh grup promotor tetapi ia diharapkan akan menjadi sebuah standar IEEE (802.15)", "question_text": "Kapan Bluetooth pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "Juli 1999", "start_byte": 184, "limit_byte": 193}]} {"id": "4524366404862017913-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Dinasti Tang (Chinese:唐朝; pinyin:Táng Cháo; Wade–Giles:T'ang Ch'ao; pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Dinasti ini didirikan oleh keluarga Li (李), yang mengambil alih kekuasaan pada masa kemunduran dan keruntuhan Sui. Keberlangsungan dinasti ini sempat terputus saat Maharani Wu Zetian mengambil alih tahta dan memproklamirkan berdirinya dinasti Zhou Kedua (690–705), dan menjadi satu-satunya kaisar perempuan dalam sejarah Tiongkok. Dinasti ini berkuasa selama rentang waktu 289 tahun dengan 21 kaisar.", "question_text": "Berapa lama masa pemerintahan Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "289 tahun", "start_byte": 690, "limit_byte": 699}]} {"id": "-8157998604737380094-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sisilia", "passage_text": "\n\nSisilia (bahasa Italia: Sicilia) adalah sebuah daerah otonomi Italia dan pulau terbesar di Laut Tengah, dengan wilayah seluas 25.703 km² dan penduduk 4.968.991 jiwa.", "question_text": "Dimana letak wilayah Sisilia ?", "answers": [{"text": "Italia", "start_byte": 64, "limit_byte": 70}]} {"id": "7853276948256502324-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Amazing Race 21", "passage_text": "Bintang The Fabulous Beekman Boys dan teman hidup Josh Kilmer-Purcell dan Brent Ridge menjadi pemenang dari The Amazing Race 21.[4]", "question_text": "Siapakah pemenang The Amazing Race?", "answers": [{"text": "Josh Kilmer-Purcell dan Brent Ridge", "start_byte": 50, "limit_byte": 85}]} {"id": "-7901872531909662595-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Jepang", "passage_text": "Tokyo diperlakukan secara de facto sebagai ibu kota karena menurut Konstitusi Jepang, Kaisar Jepang sebagai \"lambang negara Jepang dan simbol pemersatu rakyat Jepang\" dan istana kaisar berkedudukan di Tokyo. Selain itu, lembaga-lembaga pemerintah seperti Parlemen Jepang, Kantor Perdana Menteri (Kantei) dan Mahkamah Agung Jepang yang ditetapkan konstitusi sebagai \"lembaga tertinggi negara\" berada di distrik Chiyoda, Tokyo.", "question_text": "apakah nama ibukota Jepang ?", "answers": [{"text": "Tokyo", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-4773462540175044130-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Banjar", "passage_text": "Pangeran Samudra menjadi raja pertama Kerajaan banjar dengan gelar Sultan Suriansyah. Ia pun menjadi raja pertama yang masuk islam dibimbing oleh Khatib Dayan.", "question_text": "Siapa sultan Kayu Tangi pertama?", "answers": [{"text": "Pangeran Samudra", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-2050876353997662528-3", "language": "indonesian", "document_title": "Noam Chomsky", "passage_text": "Noam Chomsky lahir pada 7 Desember 1928 di Pennsylvania, Amerika Serikat. Dibesarkan di tengah keluarga berpendidikan tinggi, pasangan Dr William Zev Chomsky dan Elsie Simonofsky.", "question_text": "siapakah orang tua Avram Noam Chomsky ?", "answers": [{"text": "Dr William Zev Chomsky dan Elsie Simonofsky", "start_byte": 135, "limit_byte": 178}]} {"id": "1471998637660451232-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto lahir di Katsuta,Prefektur Okayama,Jepang pada tanggal 8 November 1974.Kishimoto mulai mengembangkan bakat menggambarnya sejak duduk di bangku SD.Kishimoto lahir sebagai anak kembar. Kishimoto menyebut pembuat serial manga terkenal Dr.Slump dan Dragon Ball,Akira Toriyama,sangat mempengaruhi dirinya.Kishimoto juga mengaku serial manga dan anime berjudul Akira karya Katsuhiro Otomo turut memberi pengaruh atas karya-karyanya. Ketika belum sekolah ia sangat senang menonton Doraemon. Teman-teman seusianya suka menggambar karakter serial itu dan ia sering mengatakan kesalahan gambar temannya dan menunjukkan bagaimana karakter itu seharusnya digambar. Hobinya menggambar semakin menjad-jadi. Buku catatan sekolahnya dipenuhi dengan gambar karyanya. Saking sukanya menggambar sampai-sampai saat bersembuyi saat bermain petak umpet pun dia menggambar. Doraemon sebagai anime favoritnya berakhir ketika menonton serial Mobile Suit Gundam. Mulailah ia menggambar karakter robot dari serial itu. Setelah itu ia menggemari Dr.Slump karya Akira Toriyama. Ia menggambar karakter Dr.Slump dan mengikutkan gambar krayon dari tokoh Arale-chan dalam sebuah kontes. Kishimoto juga menyukai serial manga Shonen Jump berjudul Kinnikuman. Dia dan saudaranya sering mencoba membuat karakter jagoan mereka sendiri. Kishimoto menamakan jagoannya Wasabiman atau Mustardman yang diambilnya dari nama bumbu masak. Setelah Dr.Slump,satu lagi karya Akira Toriyama yaitu serial anime Dragon Ball menjadi idola Kishimoto. Ia sangat terobsesi pada Akira Toriyama. Saat itu ia mulai berpikir menjadi seorang mangaka menyenangkan dan bercita-cita menjadi seorang mangaka terkenal seperti Akira Toriyama. Diapun mulai membuat manga berjudul Hiatari-kun,sebuah cerita berkisar tentang ninja remaja yang bisa dikatakan sebagai ide awal Naruto. Saat sekolah dasar ia tidak mendapat uang jajan untuk membeli majalah Shonen Jump yang harganya 190 Yen saat itu,tapi ada teman yang mau memimjamkannya. Di bagian info game majalah Shonen Jump ia pertama melihat sebuah gambar yang mirip goresan Akira Toriyama. Game berjudul Dragon Quest memang didesain oleh mangaka idolanya itu. Sayangnya Kishimoto tidak memiliki game Famicom sendiri. Orangtua Kishimoto tidak mau membelikan dia dan adiknya,sehingga mereka berusaha meminjam pada teman mereka. Kemudian ayah mereka akhirnya membelikan Famicom dan software Dragon Quest yang pertama ia miliki. Sang ayah yang awalnya anti video game akhirnya ikut bermain.", "question_text": "tahun berapakah Masashi Kishimoto dilahirkan?", "answers": [{"text": "1974", "start_byte": 84, "limit_byte": 88}]} {"id": "5009294828363276002-19", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Radio Republik Indonesia", "passage_text": "Jika kita membuka-buka lembaran sejarah radio Indonesia maka akan tampak bahwa adanya radio untuk pertama kalinya di Indonesia sekitar tahun 1920an adalah untuk kepentingan penjajah Belanda.", "question_text": "Kapan radio pertama kali digunakan di Indonesia ?", "answers": [{"text": "1920an", "start_byte": 141, "limit_byte": 147}]} {"id": "-2921463923814088826-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Serdang", "passage_text": "Menurut adat Melayu, sebenarnya Tuanku Umar yang seharusnya menggantikan ayahnya menjadi Raja Deli, karena ia putera garaha (permaisuri), sementara Tuanku Pasutan hanya dari selir. Tetapi, karena masih di bawah umur, Tuanku Umar akhirnya tersingkir dari Deli. Untuk menghindari agar tidak terjadi perang saudara, maka 2 Orang Besar Deli, yaitu Raja Urung Sunggal dan Raja Urung Senembal, bersama seorang Raja Urung Batak Timur di wilayah Serdang bagian hulu (Tanjong Merawa), dan seorang pembesar dari Aceh (Kejeruan Lumu), lalu merajakan Tuanku Umar sebagai Raja Serdang pertama tahun 1723. Sejak saat itu, berdiri Kerajaan Serdang sebagai pecahan dari Kerajaan Deli.[1]", "question_text": "Siap raja pertama Kesultanan Serdang?", "answers": [{"text": "Tuanku Umar", "start_byte": 539, "limit_byte": 550}]} {"id": "-7055388196326143256-2", "language": "indonesian", "document_title": "Indosiar", "passage_text": "Indosiar resmi mengudara pada 11 Januari 1995. Dalam siarannya, Indosiar banyak menekankan kebudayaan. Salah satu program kebudayaan yang selalu ditayangkan adalah acara pertunjukan wayang pada malam minggu.", "question_text": "Kapan Indosiar berdiri ?", "answers": [{"text": "11 Januari 1995", "start_byte": 30, "limit_byte": 45}]} {"id": "3420475733749577710-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pembunuhan keluarga Tsutsumi Sakamoto", "passage_text": "Pembunuhan keluarga Tsutsumi Sakamoto atau pembunuhan keluarga Sakamoto (Bahasa Inggris: Sakamoto family murder, aksara Kanji: 坂本堤弁護士一家殺害事件, aksara Kana Furigana: さかもとつつみべんごしいっかさつがいじけん, peromawian bahasa Jepang: Sakamoto Tsutsumi Bengoshi Ikka Satsugai Jiken) adalah peristiwa nahas yang terjadi pada tahun 1989 di mana beberapa orang petinggi pelaksana tugas dari pengikut aliran Aum Syinrikyo telah diduga kuat membunuh seorang pengacara berusia 33 tahun bernama Tsutsumi Sakamoto dan juga membunuh istri dan anaknya sekaligus di sebuah satuan tempat kediaman yang ditinggali di Kota Yokohama, Prefektur Kanagawa, Jepang.[1][2] Pada tahun 1996, peristiwa nahas tersebut mulai diketahui pasti di tengah-tengah khalayak umum setelah keputusan akhir telah dibulatkan dengan menyatakan bahwa aliran kepercayaan Aum Syinrikyo telah dinyatakan sebagai tersangka atas tindakan pembunuhan pada saat itu.[3]", "question_text": "Siapakah yang terbunuh dalam pembunuhan keluarga Sakamoto?", "answers": [{"text": "Tsutsumi Sakamoto dan juga membunuh istri dan anaknya", "start_byte": 531, "limit_byte": 584}]} {"id": "244000170869590485-3", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Agung Tanara", "passage_text": "Asumsi ini kemudian terbantahkan ketika seorang wakil ketua Masjid Agung Tanara bernama Syibromalisi, menyebutkan bahwa masjid ini didirikan oleh Sultan Maulana Hasanuddin dan bukan oleh jin seperti asumsi yang selama ini berkembang. Ia juga bisa membuktikan bahwa masjid ini termasuk tua dan bersejarah.", "question_text": "Siapa arsitek Masjid Agung Tanara?", "answers": [{"text": "Sultan Maulana Hasanuddin", "start_byte": 146, "limit_byte": 171}]} {"id": "7592699777754276537-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Bandar Lampung", "passage_text": "Wilayah Kota Bandar Lampung pada zaman kolonial Hindia Belanda termasuk wilayah Onder Afdeling Telokbetong yang dibentuk berdasarkan Staatsbalat 1912 Nomor: 462 yang terdiri dari Ibukota Telokbetong sendiri dan daerah-daerah disekitarnya. Sebelum tahun 1912, Ibukota Telokbetong ini meliputi juga Tanjungkarang yang terletak sekitar 5km di sebelah utara Kota Telokbetong (Encyclopedie Van Nedderland Indie, D.C.STIBBE bagian IV).", "question_text": "Dimana letak Tanjungkarang?", "answers": [{"text": "5km di sebelah utara Kota Telokbetong", "start_byte": 333, "limit_byte": 370}]} {"id": "1610409569962132738-0", "language": "indonesian", "document_title": "Negara-negara Nordik", "passage_text": "Negara-negara Nordik menempati wilayah di Eropa Timur dan Atlantik Utara. Negara yang merupakan negara Nordik adalah Denmark, Finlandia, Islandia, Norwegia dan Swedia, dan juga teritori Kepulauan Faroe, Greenland, Svalbard dan Åland. Skandinavia kadang-kadang digunakan sebagai sinonim untuk negara-negara Nordik,[1] meskipun di negara-negara Nordik kedua di istilah ini dianggap berbeda.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan negara Nordik?", "answers": [{"text": "menempati wilayah di Eropa Timur dan Atlantik Utara", "start_byte": 21, "limit_byte": 72}]} {"id": "-477652456192119989-1", "language": "indonesian", "document_title": "Detektif Conan", "passage_text": "\n\nDetektif Conan(名探偵コナン,Meitantei Konan) adalah sebuah serial manga detektif yang ditulis dan digambar oleh Gōshō Aoyama. Sejak tahun 1994 cerita ini dipublikasikan pada majalah Mingguan Shōnen Sunday yang terbit di Jepang. Serial ini menceritakan tentang Shinichi Kudo, seorang detektif sekolah menengah atas, yang tubuhnya mengecil akibat sebuah racun.", "question_text": "Apa genre komik Detektif Conan?", "answers": [{"text": "detektif", "start_byte": 80, "limit_byte": 88}]} {"id": "-1931550934614843078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Jenderal Besar TNI (Purn.) H. M. Soeharto, (Jawa Kuno: Suharta; Jawa Latin: Suhartå; Hanacaraka:ꦯꦸꦲꦂꦠ) (ER, EYD: Suharto) () adalah Presiden kedua Indonesia yang menjabat dari tahun 1967 sampai 1998, menggantikan Soekarno. Di dunia internasional, terutama di Dunia Barat, Soeharto sering dirujuk dengan sebutan populer \"The Smiling General\" (Indonesian: \"Sang Jenderal yang Tersenyum\") karena raut mukanya yang selalu tersenyum. Meski begitu, ia sering juga disebut sebagai diktator.[1][2][3]", "question_text": "Berapa lamakah presiden Soeharto menjabat ?", "answers": [{"text": "1967 sampai 1998", "start_byte": 193, "limit_byte": 209}]} {"id": "3044404931412800874-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vereenigde Oostindische Compagnie", "passage_text": "Kongsi Dagang atau Perusahaan Hindia Timur Belanda (Vereenigde Oostindische Compagnie atau disingkat VOC) yang didirikan pada tanggal 20 Maret 1602 adalah persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk aktivitas perdagangan di Asia. Disebut Hindia Timur karena ada pula Geoctroyeerde Westindische Compagnie yang merupakan persekutuan dagang untuk kawasan Hindia Barat. Perusahaan ini dianggap sebagai perusahaan multinasional pertama di dunia [1] sekaligus merupakan perusahaan pertama yang mengeluarkan sistem pembagian saham.[2]", "question_text": "kapankah VOC didirikan?", "answers": [{"text": "20 Maret 1602", "start_byte": 134, "limit_byte": 147}]} {"id": "2021182169246902047-42", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Sumenep", "passage_text": "\nBidang Pendidikan di Sumenep telah berkembang sejak zaman Penjajahan Hindia Belanda, di wilayah ini pernah berdiri sekolah HIS (Hollandsch-Inlandsche School) tahun 1901an yang terletak di daerah Pajagalan. Selain itu Pada tanggal 31 Agustus 1931 di daerah ini juga pernah berdiri sekolah setara HIS yakni HIS Partikelir (PHIS) Sumekar Pangabru yang terletak di daerah Karembangan tak jauh dari sekolah HIS milik pemerintah Hindia Belanda. PHIS didirikan oleh Meneer Muhammad Saleh Werdisastro, putra dari budayawan dan sejarawan Madura, R. Musaid Werdisastro penulis \"babad Songenep\". Saat ini, di Sumenep tercatat ada 70 Sekolah Menengah Atas baik Negeri Maupun Swasta dan Madrasah Aliyah serta 2 sekolah Menengah kejuruan.[5]. Selain pendidikan umum tsb, Pendidikan Pesantren juga hampir terdapat diseluruh penjuru Sumenep, beberapa pondok pesantren besar yang terkenal antara lain, PP. Annuqayyah Guluk-Guluk, PP. Al-Amien Prenduan, PP. Mathaliul Anwar Sumenep, PP Al-Karimiyah, PP At-Taufiqiyah Aengbaja Raja, dsb.", "question_text": "Kapan PHIS didirikan ?", "answers": [{"text": "31 Agustus 1931", "start_byte": 231, "limit_byte": 246}]} {"id": "5532801945021264272-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paul Bernadhi", "passage_text": "Paul Bernadhi (lahir di Purwokerto, Jawa Tengah, 29 Juni 1958) adalah salah satu sesepuh dunia periklanan Indonesia yang lebih dari 30 tahun berkarya dan mengawali kariernya sebagai \"Pekerja Teks Komersial\" alias Copywriter sejak 1980-an. Karya-karya beliau yang terkenal adalah kampanye periklanan penanak nasi Cosmos dengan slogan \"Ingat Beras, Ingat Cosmos\", membuat konsep personal branding Rudy Hadisuwarno, maestro rambut kenamaan Indonesia di awal kariernya dengan slogan \"Percayalah Apa Kata Rudy\", serta membidani lahirnya produk seperti \"Tahapan BCA\", \"Simpedes & Kupedes BRI\", dan memperkenalkan produk air mineral Aqua (sebelum diakuisisi Danone) di pasar dengan kampanye 'Air Sehat'.", "question_text": "Kapan Paul Bernadhi lahir ?", "answers": [{"text": "29 Juni 1958", "start_byte": 49, "limit_byte": 61}]} {"id": "2286231124225137295-33", "language": "indonesian", "document_title": "Al-Qur'an", "passage_text": "\nAl-Qur'an tidak turun secara sekaligus dalam satu waktu melainkan berangsur-angsur supaya meneguhkan diri Rasul.[55] Menurut sebagian ulama, ayat-ayat al-Qur'an turun secara berangsur-angsur dalam kurun waktu 22 tahun 2 bulan 22 hari; dan ada pula sebagian ulama lain yang berpendapat bahwa Al-Qur'an diwahyukan secara bertahap dalam kurun waktu 23 tahun (dimulai pada 22 Desember 603 M).[56] Para ulama membagi masa turunnya ini dibagi menjadi dua periode, yaitu periode Mekkah dan periode Madinah yang membentuk penggolongan surah Makkiyah dan surah Madaniyah. Periode Mekkah berlangsung selama 12 tahun masa kenabian Rasulullah ", "question_text": "Kapan Al-Quran diturunkan?", "answers": [{"text": "22 Desember 603 M", "start_byte": 370, "limit_byte": 387}]} {"id": "3811304573448840141-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kelasi Dua", "passage_text": "Golongan \"Kelasi\" adalah untuk golongan yang setara dengan \"Tamtama\" di Angkatan Laut Indonesia. Mereka biasanya dirujuki sebagai Pelaut atau Pelayar pangkat terendah di kapal perang Indonesia (KRI).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kelasi ?", "answers": [{"text": "Pelaut atau Pelayar pangkat terendah di kapal perang Indonesia", "start_byte": 130, "limit_byte": 192}]} {"id": "-7927501116021657978-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Australia", "passage_text": "Terdapat delapan ibu kota di Australia, kesemuanya berfungsi di tingkat sub-nasional level. Canberra juga berperan sebagai ibu kota negara. Melbourne pernah menjadi ibu kota negara sejak Federasi Australia tahun 1901 hingga 1927, ketika kedudukan pemerintah negara dipindahkan ke kota baru Canberra.", "question_text": "apakah nama ibukota Australia?", "answers": [{"text": "Canberra", "start_byte": 92, "limit_byte": 100}]} {"id": "4754052616398216973-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tunanetra", "passage_text": "Tunanetra adalah istilah umum yang digunakan untuk kondisi seseorang yang mengalami gangguan atau hambatan dalam indra penglihatannya. Berdasarkan tingkat gangguannya Tunanetra dibagi dua yaitu buta total (total blind) dan yang masih mempunyai sisa penglihatan (Low Visioan). Alat bantu untuk mobilitasnya bagi tuna netra dengan menggunakan tongkat khusus, yaitu berwarna putih dengan ada garis merah horisontal. Akibat hilang/berkurangnya fungsi indra penglihatannya maka tunanetra berusaha memaksimalkan fungsi indra-indra yang lainnya seperti, perabaan, penciuman, pendengaran, dan lain sebagainya sehingga tidak sedikit penyandang tunanetra yang memiliki kemampuan luar biasa misalnya di bidang musik atau ilmu pengetahuan.[1][2]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan tunanetra?", "answers": [{"text": "istilah umum yang digunakan untuk kondisi seseorang yang mengalami gangguan atau hambatan dalam indra penglihatannya", "start_byte": 17, "limit_byte": 133}]} {"id": "4432961878938639726-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "Kapan Kamen Ride pertama kali tayang di TV?", "answers": [{"text": "3 April 1971", "start_byte": 278, "limit_byte": 290}]} {"id": "1899296821211666132-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah perkeretaapian di Indonesia", "passage_text": "Kehadiran kereta api di Indonesia diawali dengan pencangkulan pertama pembangunan jalan kereta api di desa Kemijen, Jumat tanggal 17 Juni 1864, oleh Gubernur Jenderal Hindia Belanda, Mr. L.A.J Baron Sloet van den Beele. Pembangunan diprakarsai oleh \"Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij\" (NIS) yang dipimpin oleh Ir. J.P de Bordes dari Kemijen menuju desa Tanggung (26 Km) dengan lebar sepur 1435mm. Ruas jalan ini dibuka untuk angkutan umum pada hari Sabtu, 10 Agustus 1867.", "question_text": "Kapan kereta api pertama kali beroperasi di Indonesia ?", "answers": [{"text": "10 Agustus 1867", "start_byte": 464, "limit_byte": 479}]} {"id": "944028634012672110-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komputer tablet", "passage_text": "Sabak elektronik atau komputer tablet (English: tablet computer), atau ringkasnya tablet, adalah suatu komputer portabel lengkap yang seluruhnya berupa layar sentuh datar.[1] Ciri pembeda utamanya adalah penggunaan layar sebagai peranti masukan dengan menggunakan stilus, pena digital, atau ujung jari, alih-alih menggunakan papan ketik atau tetikus.[2] Microsoft memperkenalkan versi Windows XP untuk komputer tablet yang disebutnya Tablet PC pada tahun 2000, sedangkan Apple baru meluncurkan versi komputer tabletnya pada tahun 2010 dengan nama iPad.[2] Pada tahun 2011 Samsung meluncurkan versi komputer tablet Galaxy Tab 7 (yang kemudian dilanjutkan dengan peluncuran Samsung Galaxy Tab 7.0 Plus) dan 10.1(P7100)", "question_text": "apakah nama Komputer tablet pertama ?", "answers": [{"text": "Tablet PC", "start_byte": 434, "limit_byte": 443}]} {"id": "-3493377344001847331-3", "language": "indonesian", "document_title": "Rakyatullah dari Banjar", "passage_text": "Ia dilahirkan ketika keraton berada di Tambangan. Terlahir dengan nama Raden Halit (Tahalidullah), kemudian setelah menikah disebut Pangeran Tapesana, sebagai anak Sultan kemudian ia menjadi dipati (anggota senior Dewan Mahkota) sehingga dikenal dengan nama Pangeran Dipati Tapesana dengan panggilan singkat Dipati Tapesana, bahkan masih sering juga dipanggil dengan sebutan Dipati Halit, nama semasa muda. Setelah menduduki jabatan mangkubumi (= kepala pemerintahan) ia memakai gelar Pangeran Dipati Mangkubumi dengan panggilan singkat Dipati Mangkubumi atau Pangeran Mangkubumi.", "question_text": "Dimana Sultan Rakyatullah lahir ?", "answers": [{"text": "Tambangan", "start_byte": 39, "limit_byte": 48}]} {"id": "-1614921717288915312-1", "language": "indonesian", "document_title": "Teks Masoret", "passage_text": "Teks Masoret (English: Masoretic Text; MT, 𝕸, atau \n\n\n\n\n\nM\n\n\n\n\n{\\displaystyle {\\mathfrak {M}}}\n\n) adalah teks Aramaik dan Ibrani otoritatif dari Tanakh bagi Yudaisme Rabbinik. Namun para akademisi masa kini berusaha untuk memahami sejarah teks Alkitab Ibrani dengan menggunakan berbagai sumber lainnya.[1] Sumber tersebut mencakup terjemahan Yunani dan Suriah, kutipan dari naskah para rabbi, Taurat Samaria, dan yang lainnya seperti Naskah Laut Mati. Banyak darinya yang berusia lebih tua daripada teks Masoretik ini dan seringkali bertentangan dengannya.[2] Selain menetapkan kitab-kitab dalam kanon Yahudi, Teks Masoret juga menetapkan teks huruf yang tepat dari kitab-kitab biblika ini, dengan vokalisasi dan aksentuasi yang dikenal sebagai Masorah.", "question_text": "apakah yang di maksud teks masoret?", "answers": [{"text": "eks Aramaik dan Ibrani otoritatif dari Tanakh bagi Yudaisme Rabbinik", "start_byte": 109, "limit_byte": 177}]} {"id": "8243191901572983866-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ubisoft", "passage_text": "\nLima bersaudara dari keluarga Guillemot mendirikan Ubisoft sebagai penerbit permainan komputer pada Maret 1986 di Perancis.[5] Yves Guillemot membuat penawaran dengan Electronic Arts, Sierra Entertainment, dan MicroPose untuk mendistribusikan permainan mereka di Perancis. Pada akhir dekade, Ubisoft memulai perluasan pada pasar lainnya, termasuk Amerika Serikat, Britania Raya, dan Jerman.[6]", "question_text": "Kapan perusahaan Ubisoft berdiri ?", "answers": [{"text": "Maret 1986", "start_byte": 101, "limit_byte": 111}]} {"id": "-4739456817910873149-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kenneth J. Alford", "passage_text": "Ricketts masuk dinas tentara Royal Irish Regiment paa tahun 1895. Ia dimasukkan sebagai anggota Band Boy. Ia kemungkinan memalsukan usia sebenarnya agar dapat diterima, menuliskan 5 Maret 1880 sebagai tanggal kelahirannya. Pada tahun 1895, usia sebenarnya baru 14 tahun, dihitung mulai 21 Februari. Setelah investigasi status anak-anak dalam tentara yang dilakukan sebelumnya pada tahun 1876, peraturan ketentaraan menjadi lebih ketat. Anak-anak yang masuk tentara pada usia 14 tahun akan dijadikan pemusik, pemain drum, penjahit, tukang sepatu, tukang, atau kerani. Ricketts sebetulnya tidak perlu membuat umurnya lebih tua setahun. Namun sepanjang karier militernya, tanggal lahirnya ditulis 5 Maret 1880. Ia dikenal sebagai siswa yang pandai, ambisius, dan disenangi. Ia mahir bermain kornet hanya dalam beberapa bulan, dan disertakan dalam korps musik resimen. Sebagai anggota korps musik, ia mengikuti resimennya ditugaskan ke Limerick, Irlandia, lalu ke India. Ricketts memanfaatkan waktu luangnya untuk bermain semua alat musik di korps musik. Kepandaiannya bermain piano membuatnya sangat populer di kalangan prajurit. Komposisi pertama yang dibuatnya ketika berusia 15 tahun adalah \"For Service Overseas\" yang tidak pernah diterbitkan. Ia berdinas militer selama 7 tahun sebelum Kolonel Resimen Royal Irish dan kepala korps musik Mr. J. Phillips memberinya rekomendasi untuk memasuki kursus Student Bandmaster di Royal Military School of Music, Twickenham, Middlesex, pinggiran kota London. Prestasi Ricketts yang waktu itu masih berusia 23 tahun tergolong luar biasa, dapat masuk ke Royal Military School of Music, di Kneller Hall.", "question_text": "Di umur berapa Kenneth Joseph Alford mulai menjadi pemusik?", "answers": [{"text": "15 tahun", "start_byte": 1175, "limit_byte": 1183}]} {"id": "8582232551273261139-0", "language": "indonesian", "document_title": "Distribusi (bisnis)", "passage_text": "\nDistribusi adalah salah satu aspek dari pemasaran.Distribusi juga dapat diartikan sebagai kegiatan pemasaran yang berusaha memperlancar dan mempermudah penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen, sehingga penggunaannya sesuai dengan yang diperlukan (jenis, jumlah, harga, tempat, dan saat dibutuhkan). Seorang atau sebuah perusahaan distributor adalah perantara yang menyalurkan produk dari pabrikan (manufacturer) ke pengecer (retailer). Setelah suatu produk dihasilkan oleh pabrik, produk tersebut dikirimkan (dan biasanya juga sekaligus dijual) ke suatu distributor. Distributor tersebut kemudian menjual produk tersebut ke pengecer atau pelanggan.", "question_text": "Apakah yang dimaksud distribusi?", "answers": [{"text": "salah satu aspek dari pemasaran", "start_byte": 19, "limit_byte": 50}]} {"id": "-591699151192404498-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Banjar", "passage_text": "Perang Banjar[4][5][6] berlangsung antara 1859 -1905 (menurut sumber Belanda 1859-1863[7][8]). Konflik dengan Belanda sebenarnya sudah mulai sejak Belanda memperoleh hak monopoli dagang di Kesultanan Banjar. Dengan ikut campurnya Belanda dalam urusan kerajaan, kekalutan makin bertambah. Pada tahun 1785, Pangeran Nata yang menjadi wali putra mahkota, mengangkat dirinya menjadi raja dengan gelar Sultan Tahmidullah II (1785-1808) dan membunuh semua putra almarhum Sultan Muhammad. Pangeran Amir, satu-satunya pewaris tahta yang selamat, berhasil melarikan diri lalu mengadakan perlawanan dengan dukungan pamannya Gusti Kasim (Arung Turawe), tetapi gagal. Pangeran Amir (kakek Pangeran Antasari) akhirnya tertangkap dan dibuang ke Ceylon (kini Sri Langka).[1][9][10][2][11]", "question_text": "Berapa lama Perang Banjar terjadi?", "answers": [{"text": "1859 -1905", "start_byte": 42, "limit_byte": 52}]} {"id": "-1900142390840720155-2", "language": "indonesian", "document_title": "Telegraf", "passage_text": "Telegraf elektrik pertama kali ditemukan oleh Samuel Thomas von Sömmering pada tahun 1809. Kemudian pada tahun 1832, Baron Schilling membuat telegraf elektrik pertama. Carl Friedrich Gauss dan Wilhelm Weber merupakan orang pertama yang menggunakan telegraf elektrik untuk alat komunikasi tetap pada tahun 1833 di Göttingen. Telegraf komersil pertama dibuat oleh William Fothergill Cooke dan dipasarkan pada Great Western Railway di Inggris. Telegraf ini dipatenkan di Inggris pada tahun 1837. Telegram ini dikirimkan pada jarak 13 mil/21 km dari stasiun Paddington ke West Drayton dan mulai dioperasikan pada tanggal 9 April 1839.", "question_text": "Kapan telegraf pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1809", "start_byte": 86, "limit_byte": 90}]} {"id": "-1254098430502721183-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stand Up Comedy Indonesia Kompas TV", "passage_text": "Stand Up Comedy Indonesia (SUCI) adalah ajang kompetisi lawakan tunggal atau stand up comedy yang diikuti oleh pelawak tunggal berbakat melalui hasil seleksi dari seluruh wilayah di Indonesia yang diselenggarakan oleh Kompas TV. Acara ini berbeda dengan Stand Up Comedy Show yang ditayangkan oleh Metro TV yang berformat entertainment show. Dengan tagline \"Let's Make Laugh!\", acara kompetisi ini merupakan kompetisi stand up comedy pertama di Indonesia yang disiarkan oleh stasiun televisi. Oleh karena itu, acara ini juga dianggap sebagai tolak ukur pencapaian karier tertinggi bagi mayoritas pelawak tunggal khususnya pelawak tunggal di seluruh Indonesia apabila bisa tampil sebagai kontestan/ finalis di acara kompetisi ini dan sebagai acuan bagi acara pada stasiun TV lain dengan format serupa.[1]", "question_text": "Di channel apa siaran Stand Up Comedy Indonesia ditayangkan?", "answers": [{"text": "Kompas TV", "start_byte": 218, "limit_byte": 227}]} {"id": "733277053417590077-0", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Estienne", "passage_text": "\nRobert I Estienne (French:[etjɛn]; 1503 – 7 September 1559), yang dikenal sebagai Robertus Stephanus dalam bahasa Latin[1] dan juga disebut sebagai Robert Stephens oleh para penulis inggris abad ke-18 dan ke-19, adalah seorang pencetak dan sarjana klasik abad ke-16 asal Paris, Perancis. Dia adalah seorang mantan Katolik yang menjadi Protestan di akhir hidupnya dan yang pertama mencetak Alkitab dengan pembagian standar nomor ayat.", "question_text": "Dimana Robert I Estienne lahir?", "answers": [{"text": "1503", "start_byte": 37, "limit_byte": 41}]} {"id": "-7307625213890682466-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wii", "passage_text": "\nWii adalah konsol permainan video kelima Nintendo yang merupakan penerus Nintendo GameCube. Inovasi utamanya adalah kontroler (joystick) yang merespon terhadap letaknya dalam ruang fisik tiga dimensi yang terletak di depan televisi. Pada tahap awal pengembangan, konsol ini diberi nama Revolution.", "question_text": "Apa itu Wii ?", "answers": [{"text": "konsol permainan video kelima Nintendo yang merupakan penerus Nintendo GameCube", "start_byte": 12, "limit_byte": 91}]} {"id": "1158690775278682095-13", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Rusia", "passage_text": "Bahasa Rusia ditulis menggunakan alfabet Sirilik (кириллица, kirillitsa), yaitu alfabet yang ditemukan oleh St. Cyril dan Methodius, keduanya adalah misionaris Kristen dari Yunani pada abad IX yang menerjemahkan kitab-kitab agama Kristen Ortodoks ke dalam bahasa Slavia Kuno. Saat ini, alfabet Sirilik yang dipakai di Rusia telah dimodifikasi sedemikian rupa dan terdiri atas sebelas huruf vokal, dua puluh konsonan, serta dua penanda keras dan lunak sehingga seluruhnya ada 33 huruf.", "question_text": "Berapakah jumlah huruf pada alfabet rusia?", "answers": [{"text": "33", "start_byte": 484, "limit_byte": 486}]} {"id": "-6152162620973155724-11", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia", "passage_text": "Sejak ditandatanganinya pernyataan bersama itu usaha untuk mewujudkan kesatuan organisasi Pemuda Kristen pun semakin nyata. Pada bulan April 1962, MPKO menyelenggarakan Kongresnya yang ke VI di Jakarta mengambil keputusan-keputusan penting antara lain pembubaran MPKO. Dan sehari setelah Kongres VI MPKO itu diadakan Musyawarah Pemuda Kristen Seluruh Indonesia yang disponsori oleh Komisi Pemuda DGI. Musyawarah itu berlangsung dari tanggal 18-23 April 1962 di Kebayoran Baru, Jakarta. Dalam musyawarah tersebut nama Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia yang telah dicetuskan dalam konsultasi pimpinan organisasi Pemuda Kristen Indonesia tanggal 24 Maret 1961 disahkan sebagai nama organisasi kesatuan Pemuda Kristen. Di dalam Anggaran Dasarnya termaktub kalimat bahwa GAMKI sebagai kelanjutan Persatuan Pemuda Kristen Indonesia (PPKI) yang didirikan pada tanggal 4 November 1945 di Yogyakarta di tengah-tengah bergolaknya Revolusi Kemerdekaan Indonesia.", "question_text": "Kapan Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "18-23 April 1962", "start_byte": 441, "limit_byte": 457}]} {"id": "8236995794515803362-2", "language": "indonesian", "document_title": "Turki", "passage_text": "Ibu kota Turki berada di Ankara namun kota terbesar di negara ini adalah Istanbul. Disebabkan oleh lokasinya yang strategis di persilangan dua benua, budaya Turki merupakan campuran budaya Timur dan Barat yang unik yang sering diperkenalkan sebagai jembatan antara dua peradaban. Dengan adanya kawasan yang kuat dari Adriatik ke Tiongkok dalam jalur darat di antara Rusia dan India, Turki telah memperoleh kepentingan strategis yang bertambah pesat.", "question_text": "Apa ibu kota Turki?", "answers": [{"text": "Ankara", "start_byte": 25, "limit_byte": 31}]} {"id": "7893238628352322209-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Penataran", "passage_text": "Candi Penataran atau Candi Panataran atau nama aslinya adalah Candi Palah adalah sebuah gugusan candi bersifat keagamaan Hindu Siwaitis yang terletak di Desa Penataran, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Candi termegah dan terluas di Jawa Timur ini terletak di lereng barat daya Gunung Kelud, di sebelah utara Blitar, pada ketinggian 450 meter di atas permukaan laut. Dari prasasti yang tersimpan di bagian candi diperkirakan candi ini dibangun pada masa Raja Srengga dari Kerajaan Kadiri sekitar tahun 1200 Masehi dan berlanjut digunakan sampai masa pemerintahan Wikramawardhana, Raja Kerajaan Majapahit sekitar tahun 1415.", "question_text": "dimanakah letak Desa Penataran?", "answers": [{"text": "Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur", "start_byte": 169, "limit_byte": 216}]} {"id": "188937936416396347-0", "language": "indonesian", "document_title": "Judith dari Flandria", "passage_text": "Judith dari Flandria (atau Judith dari Perancis) (Oktober 844 – 870) merupakan putri pertama Raja Franka dan Kaisar Romawi Suci Charles yang Botak dan istrinya Ermentrude dari Orléans. Lewat pernikahannya dengan dua raja Wessex, Judith dua kali menjadi seorang Ratu, dan lewat pernikahannya yang ketiga dengan Baldwin, ia menjadi istri Pangeran Flandria yang pertama. Ia adalah leluhur Pangeran Flandria selanjutnya, dan merupakan ibu tiri dan kemudian saudara ipar Raja Alfred yang Agung.", "question_text": "Kapan Judith dari Flandria lahir?", "answers": [{"text": "Oktober 844", "start_byte": 50, "limit_byte": 61}]} {"id": "5349843635716024409-68", "language": "indonesian", "document_title": "Mieszko I dari Polandia", "passage_text": "Mieszko meninggal pada tanggal 25 Mei 992.[64] Sumber-sumber tidak memberikan alasan untuk percaya bahwa kematiannya terjadi karena sebab yang tidak normal. Menurut Thietmar penguasa Polandia meninggal di usia tua, karena demam. Mungkin ia dimakamkan di Katedral Poznań. Sisa-sisa penguasa historis pertama Polandia tidak pernah ditemukan dan tempat pemakamannya tidak diketahui dengan pasti.[65] Pada tahun 1836–1837 sebuah cenotaph dibangun untuk Mieszko I dan penerusnya Bolesław I yang Berani di Kapel Emas (Polish: Złota Kaplica), Katedral Poznań, tempat sisa-sisa yang rusak yang ditemukan di makam Bolesław ditempatkan pada abad ke-14.", "question_text": "apakah penyebab kematian Mieszko I?", "answers": [{"text": "sebab yang tidak normal", "start_byte": 132, "limit_byte": 155}]} {"id": "1388081069036247661-6", "language": "indonesian", "document_title": "Biola", "passage_text": "Biola tertua yang pernah dicatat yang memiliki empat senar seperti biola modern dibuat oleh Andrea Amati pada tahun 1555, walaupun tahun tepatnya diragukan. (Biola yang lebih awal hanya memiliki tiga senar, disebut violetta.) Biola seketika menjadi populer, baik di antara para pemusik jalanan maupun para bangsawan, terbukti bahwa raja Perancis Charles IX menyuruh Amati untuk membuat 24 biola untuknya pada tahun 1560.[8] Biola tertua yang masih ada saat ini adalah salah satu dari ke-24 biola ini, dan diberi nama \"Charles IX\", dibuat di Cremona c. 1560. Biola zaman Renaisans yang paling bagus dengan ukiran dan hiasan adalah Gasparo da Salò (1574 c.) yang pertama-tama dimiliki oleh Ferdinand II, Adipati Utama Austria, dan selanjutnya, sejak 1841, oleh virtuoso Norwegia Ole Bull, yang menggunakannya selama empat puluh tahun dan ribuan konser. Saat ini biola tersebut berada di Vestlandske Kustindustrimuseum di Bergen, Norwegia. \"The Messiah\" atau \"Le Messie\" (juga dikenal sebagai \"Salabue\") yang dibuat oleh Antonio Stradivari pada 1716 belum pernah sekalipun dipakai. Biola tersebut berada di Museum Ashmolean di Oxford.[9]", "question_text": "Kapan Biola pertama kali ditemukan?", "answers": [{"text": "1555", "start_byte": 116, "limit_byte": 120}]} {"id": "382759556888130004-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gravitasi", "passage_text": "Gravitasi adalah gaya tarik-menarik yang terjadi antara semua partikel yang mempunyai massa di alam semesta. Gravitasi matahari mengakibatkan benda-benda langit berada pada orbit masing-masing dalam mengitari matahari. Fisika modern mendeskripsikan gravitasi menggunakan Teori Relativitas Umum dari Einstein, namun hukum gravitasi universal Newton yang lebih sederhana merupakan hampiran yang cukup akurat dalam kebanyakan kasus.", "question_text": "Siapa yang menemukan ilmu gravitasi?", "answers": [{"text": "Newton", "start_byte": 341, "limit_byte": 347}]} {"id": "8173418086163111802-11", "language": "indonesian", "document_title": "Monarki Britania Raya", "passage_text": "Saat dibutuhkan, Penguasa Monarki bertugas untuk melantik seorang Perdana Menteri baru (yang menurut konvensi memilih dan menentukan setaip Menteri Mahkota lainnya, dan bahkan memegang dan mengendalikan pemerintahan). Menurut konvensi konstitusional tak tertulis, Penguasa Berdaulat harus melantik seseorang yang memimpin dukungan Dewan Rakyat, biasanya pemimpin partai atau koalisi yang mendapatkan mayoritas kursi dalam Dewan tersebut. Perdana Menteri mengambil jabatan dengan menghadiri penguasa Monarki secara pribadi, dan setelah mencium tangan, pelantikan tersebut menjadi sah tanpa peresmian atau instrumen lainnya.[8]", "question_text": "Siapa yang melantik Dewan Rakyat di Britania Raya?", "answers": [{"text": "Penguasa Berdaulat", "start_byte": 264, "limit_byte": 282}]} {"id": "-971524895737928078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stasiun Gambir", "passage_text": "\nStasiun Gambir (GMR) adalah stasiun kereta api kelas besar tipe A yang terletak di Gambir, Gambir, Jakarta Pusat, tepatnya di sebelah timur Monumen Nasional (Monas) serta terhubung akses jalan menuju Monas. Stasiun ini direnovasi pada dasawarsa 1930-an dengan nama Stasiun Koningsplein dan direnovasi secara besar-besaran menjadi stasiun jalur layang pada 1990-an. Stasiun yang terletak pada ketinggian +16 meter ini termasuk ke dalam Daerah Operasi I Jakarta. Stasiun ini memiliki empat jalur kereta api dengan jalur 2 dan 3 sebagai sepur lurus.", "question_text": "Dimana letak stasiun Gambir?", "answers": [{"text": "Gambir, Jakarta Pusat, tepatnya di sebelah timur Monumen Nasional", "start_byte": 92, "limit_byte": 157}]} {"id": "-8680367306723348910-0", "language": "indonesian", "document_title": "Deklarasi Bersama Paus Fransiskus dan Patriark Kirill", "passage_text": "Deklarasi Bersama Paus Fransiskus dan Patriark Kirill, dikenal juga dengan nama Deklarasi Havana, dikeluarkan setelah pertemuan pertama antara Paus Fransiskus, yang sebagai Uskup Gereja Roma adalah Paus Gereja Katolik, dan Patriark Kirill dari Moskwa, primat Gereja Ortodoks Rusia (GOR)—salah satu bagian dari Gereja Ortodoks Timur—pada bulan Februari 2016. Peristiwa tersebut merupakan pertama kalinya berlangsung pertemuan antara pemimpin Gereja Roma dengan pemimpin Patriarkat Moskwa. Pertemuan ini juga dipandang sebagai suatu momen simbolik dalam sejarah relasi antara Gereja Katolik dan gereja-gereja Ortodoks Timur sebagai satu kesatuan komunitas, yang terpecah pada Skisma Besar tahun 1054, berabad-abad sebelum Patriarkat Moskwa terbentuk; pertemuan ini sebelumnya diperkirakan tidak mengarah pada pemulihan hubungan secara langsung di antara keduanya.[1]", "question_text": "Kapan Deklarasi Havana terjadi ?", "answers": [{"text": "Februari 2016", "start_byte": 347, "limit_byte": 360}]} {"id": "-2811261843663105221-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abdullah bin Abdul Muththalib", "passage_text": "\nAbdullah bin Abdul Muththalib (Arabic: عبدالله بن عبد المطلب‎), atau Abdullah bin Syaibah (عبدالله بن شيبة), adalah ayah dari Nabi Muhammad, yang merupakan anak termuda dari sepuluh bersaudara.[1][2] Istrinya, atau ibu Nabi Muhammad, bernama Aminah binti Wahab.[1] Dari perkawinannya ini, ia hanya memiliki satu anak saja, yaitu Muhammad.[3] Abdullah meninggal dunia dalam perjalanan dagang ke Syam, yakni sewaktu Muhammad masih dalam kandungan sang ibu.[1] Ia meninggal saat usianya mencapai 25 tahun, tepatnya ia lahir pada tahun 545 dan meninggal pada tahun 570.", "question_text": "Siapakah ayah nabi Muhammad?", "answers": [{"text": "Abdullah bin Abdul Muththalib", "start_byte": 1, "limit_byte": 30}]} {"id": "8002626486849177048-32", "language": "indonesian", "document_title": "Turki", "passage_text": "Turki adalah negara transbenua. Wilayah Turki yang termasuk Asia mencakup 97 persen dari negara, wilayah ini terpisah dari Eropa Turki oleh Selat Bosporus, Laut Marmara, dan Selat Dardanella. Wilayah Eropa Turki terdiri 3 persen negara. Wilayah Turki memiliki panjang lebih dari 1.600 kilometer (990 mil) dan 800 kilometer (500 mil) luas, dengan bentuk persegi panjang kasar. Negara ini terletak antara garis lintang 35 ° dan 43 ° U, dan bujur 25 ° dan 45 lahan ° T. Turki, termasuk danau,Turki menempati lahan seluas 783.562 kilometer persegi (302.535 mil persegi), areal seluas 755.688 kilometer persegi (291.773 mil persegi) berada di Asia Barat Daya dan 23.764 kilometer persegi (9.175 mil persegi) di Eropa. [154] Turki adalah negara 37-terbesar di dunia dalam hal luas. Negara ini dikelilingi oleh lautan di tiga sisi: Laut Aegea di sebelah barat, Laut Hitam di utara dan Mediterania di selatan. Terdapat juga Laut Marmara di barat laut.", "question_text": "Berapa luas Turki?", "answers": [{"text": "783.562 kilometer persegi", "start_byte": 522, "limit_byte": 547}]} {"id": "-3910607212620382422-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama Temanggung", "passage_text": "Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama (STAINU) Temanggung yang beroperasi semenjak tahun 1969, atas prakarsa dan motor al maghfurlah K.H Abdul. Hadi Shofwan (Ketua Tanfidziyah PCNU. Temanggung waktu itu) yang sekaligus pendiri pengasuh Pondok Pesantren al-Huda dan Al-Hidayah Jampirejo Temanggung Pada waktu. itu, perguruan tinggi bernama Fakultas Hukum Islam-UNNU (Universitas Nahdlatul Ulama) Jawa Tengah di Temanggung yang pembukaannya diresmikan oleh Dekan FHI-UNNU Surakarta (K Zubair), dengan disaksikan oleh H. Masjchun Sjofwan SH (Bupati Kepala Daerah Tingkat II Temanggung waktu itu), setelah melalui rangkaian persiapan panitia pendiri (muassis), dengan ketua K.H Abdul Hadi Shofwan dan sekretaris K. Amin Wasthony, BA. FHI–UNNU Jawa Tengah di Temanggung ini kemudian diresmikan secara formal pada hari Senin, tanggal 9 Februari 1970 M (3 Dzulhijjah 1389 H).", "question_text": "Kapan Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama Temanggung didirikan?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 94, "limit_byte": 98}]} {"id": "3911034875287832582-76", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Kerinci", "passage_text": "Masyarakat Kerinci menarik garis keturunan secara matrilineal, artinya seorang yang dilahirkan menurut garis ibu menurut suku ibu. Suami harus tunduk dan taat pada tenganai rumah, yaitu saudara laki-laki dari istrinya. Dalam masyarakat Kerinci perkawinan dilaksanakan menurut adat istiadat yang disesuaikan dengan ajaran agama Islam.", "question_text": "Apakah kepercayaan bangsa Kerinci?", "answers": [{"text": "Islam", "start_byte": 327, "limit_byte": 332}]} {"id": "-1408094574301766341-7", "language": "indonesian", "document_title": "MiG-23", "passage_text": "Purwarupa pertama, yang disebut \"23-01\" tetapi juga dikenal sebagai MiG-23PD, merupakan pesawat berekor delta mirip dengan MiG-21, dengan dua lif jet di badan pesawat. Namun, konfigurasi ini tidak memuaskan, karena lift jet menjadi tidak berguna dan menjadi beban ketika pesawat sudah terbang di udara. Purwarupa yang kedua, yang dikenal sebagai \"23-11\", menggunakan sayap variabel-geometri yang dapat diatur sudut tekuknya menjadi 16, 45 dan 72 derajat, dan desain ini jelas lebih menjanjikan. Penerbangan pertama dari “23-11” dilakukan pada tanggal 10 Juni 1967, dan tiga lagi purwarupa telah siap untuk uji penerbangan dan sistem. Semua purwarupa memakai mesin turbojet Tumansky R-27-300 dengan daya dorong 7.850kg. Produksi massal dari seri MiG-23 dimulai pada bulan Desember 1967.", "question_text": "apakah jenis mesin yang digunakan Mikoyan-Gurevich MiG-23?", "answers": [{"text": "turbojet Tumansky R-27-300", "start_byte": 668, "limit_byte": 694}]} {"id": "-4682696111110688284-7", "language": "indonesian", "document_title": "Konsep Waveface", "passage_text": "\nNamun, sekali lagi hal ini masih berupa konsep. Iklan promosi yang dikeluarkan pihak Asus pun belum bisa meyakinkan banyak orang, apakah konsep tersebut bisa direalisasikan secara sempurna dalam waktu dekat. Masih banyak perdebatan dan pertimbangan yang menyatakan keraguan masyarakat akan terciptanya proyek ini, karena banyak orang mempunyai anggapan bahwa bukan hal yang mudah untuk dapat membuat suatu produk teknologi yang benar-benar dapat mengerti dan memahami kebutuhan manusia akan informasi yang sangat luas. Setidaknya Asus sudah meluncurkan iklan komersial produk-produk tersebut, yang menandakan keseriusan pihak mereka untuk merealisasikan konsep waveface ini. Asus sendiri meminta waktu paling tidak lima tahun kedepan untuk mengembangkan dan menyempurnakan konsep yang mereka miliki ini[4] . Jika konsep ini benar-benar bisa dikembangkan secara sempurna, bisa dipastikan segala kemudahan berada di tangan manusia, karena semua data yang mereka butuhkan akan sangat mudah mereka peroleh dengan menggunakan konsep perangkat waveface ini[5] , sehingga manusia tidak perlu lagi merasa menyimpan dan membawa data-data penting merupakan hal yang merepotkan.", "question_text": "Apakah kelemahan konsep Waveface?", "answers": [{"text": "bukan hal yang mudah untuk dapat membuat suatu produk teknologi yang benar-benar dapat mengerti dan memahami kebutuhan manusia akan informasi yang sangat luas", "start_byte": 360, "limit_byte": 518}]} {"id": "1855457686876342360-4", "language": "indonesian", "document_title": "Aristoteles Onassis", "passage_text": "Onassis mendirikan Olympic Airways (sekarang Olympic Airlines), maskapai penerbangan nasional Yunani, pada tahun 1957.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Olympic Airlines?", "answers": [{"text": "Onassis", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-2965357384556773645-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bayezid I", "passage_text": "Bayezid I (Ottoman Turkish: بايزيد اول‎, Turkish: II. Beyazıt; Edirne, 1360 - Akşehir, 8 Maret 1403) adalah Sultan Utsmaniyah yang berkuasa antara tahun 1389-1402. Ia adalah putra Murad I[1][2] dan Gülçiçek Hatun.", "question_text": "Kapan Bayezid I lahir ?", "answers": [{"text": "1360", "start_byte": 83, "limit_byte": 87}]} {"id": "533357241777132030-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Italia", "passage_text": "\nBendera Italia diperkenalkan pada tahun 1946 setelah Italia menjadi hari Republik. Bendera ini terdiri dari tiga warna yaitu warna merah, putih, dan hijau. Warna bendera yang digunakan adalah warna Bendera Perancis. Bendera pertama kali diluncurkan pada saat era Republik Cispadane tahun 1796.", "question_text": "Apa warna bendera Italia ?", "answers": [{"text": "merah, putih, dan hijau", "start_byte": 132, "limit_byte": 155}]} {"id": "-6005190848368316922-21", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad As'ad al-Bugisi", "passage_text": "AGH. Muhammad As'ad berpulang ke rahmatullah pada hari senin 12 rabiul akhir 1372 H atau 28 Desember 1952 M dalam usia 45 tahun.[8]", "question_text": "Kapan Anregurutta, Puang Aji Sade meninggal?", "answers": [{"text": "12 rabiul akhir 1372 H", "start_byte": 61, "limit_byte": 83}]} {"id": "-2976283452930845326-0", "language": "indonesian", "document_title": "Goliathus", "passage_text": "\nGoliathus atau Kumbang Goliath adalah serangga terbesar di dunia, jika dilihat dalam hal ukuran, besar dan berat. Mereka adalah anggota subfamili Cetoniinae, dalam keluarga kumbang scarab.", "question_text": "apakah jenis Kumbang terbesar didunia?", "answers": [{"text": "Kumbang Goliath", "start_byte": 16, "limit_byte": 31}]} {"id": "-1493518348638559956-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "Siapa presiden pertama indonesia ?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "6772275655631328606-1", "language": "indonesian", "document_title": "Detektif Conan", "passage_text": "\n\nDetektif Conan(名探偵コナン,Meitantei Konan) adalah sebuah serial manga detektif yang ditulis dan digambar oleh Gōshō Aoyama. Sejak tahun 1994 cerita ini dipublikasikan pada majalah Mingguan Shōnen Sunday yang terbit di Jepang. Serial ini menceritakan tentang Shinichi Kudo, seorang detektif sekolah menengah atas, yang tubuhnya mengecil akibat sebuah racun.", "question_text": "Dari manakah asal komik Detektif Conan?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 231, "limit_byte": 237}]} {"id": "3653485614177579102-0", "language": "indonesian", "document_title": "Banteay Kdei", "passage_text": "Banteay Kdei (Khmer: ប្រាសាទបន្ទាយក្តី; Prasat Banteay Kdei), yang dalam Bahasa Khmer bermakna \"Benteng Berkamar\",[1] juga dikenal dengan nama \"Benteng dengan banyak kamar Biksu\",[2] adalah sebuah kompleks candi Buddha di Angkor, Kamboja. Candi ini terletak di sebelah tenggara candi Ta Prohm dan sebelah timur kota Angkor Thom. Dibangun pada pertengahan abad ke-12 M pada masa pemerintahan Jayawarman VII (yang memiliki nama pedharmaan anumerta \"Maha Paramasangata Pada\"[3]). Candi ini berarsitektur gaya Bayon, mirip dengan candi Ta Prohm dan Preah Khan, akan tetapi lebih sedeerhana dan berukuran lebih kecil. Bangunan-bangunan dalam kompleks candi ini terdapat dalam lingkungan dua yang dibatasi dua lapis tembok, dan terdiri dari dua galeri konsentrik yang ditengahnya menjulang menara, lalu bersambung ke sisi timur dengan sebuah kloister.[4][5]", "question_text": "Dimana letak Banteay Kdei?", "answers": [{"text": "Angkor, Kamboja", "start_byte": 256, "limit_byte": 271}]} {"id": "-7482617937618948817-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekosistem", "passage_text": "\nEkosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.[1] Ekosistem bisa dikatakan juga suatu tatanan kesatuan secara utuh dan menyeluruh antara segenap unsur lingkungan hidup yang saling memengaruhi.[1]", "question_text": "Apa itu ekosistem?", "answers": [{"text": "sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya", "start_byte": 24, "limit_byte": 138}]} {"id": "3312675412849970844-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dolar Amerika Serikat", "passage_text": "Dolar AS (Kurs: $; Kode: USD; disingkat US$) adalah mata uang resmi Amerika Serikat. Dolar AS juga digunakan secara luas di dunia internasional sebagai kurs cadangan devisa di luar AS.", "question_text": "Apa mata uang Amerika Serikat ?", "answers": [{"text": "Dolar AS", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "4015609992068138418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Raja Ampat", "passage_text": "Kabupaten Raja Ampat adalah salah satu kabupaten di provinsi Papua Barat, Indonesia. Ibukota kabupaten ini terletak di Waisai. Kabupaten ini memiliki 610 pulau, termasuk kepulauan Raja Ampat. Empat di antaranya, yakni Pulau Misool, Salawati, Batanta dan Waigeo, merupakan pulau-pulau besar. Dari seluruh pulau hanya 35 pulau yang berpenghuni sedangkan pulau lainnya tidak berpenghuni dan sebagian besar belum memiliki nama.", "question_text": "Termasuk kedalam provinsi apakah Kepulauan Raja Ampat?", "answers": [{"text": "Papua Barat", "start_byte": 61, "limit_byte": 72}]} {"id": "453325759219584596-1", "language": "indonesian", "document_title": "Inalum", "passage_text": "Perusahaan yang didirikan pada tanggal 6 Januari 1976 dengan status Penanam Modal Asing dibentuk oleh 12 perusahaan Kimia dan Metal dari Jepang. Keberadaan Inalum sebagai industri peleburan aluminium telah meletakkan dasar fondasi yang kuat untuk mengembangkan industri hilir peleburan bahan tambang yang berpengaruh, bernilai tambah dan berdaya saing. Pada tanggal 9 Desember 2013, status Inalum sebagai PMA dicabut sesuai dengan kesepakatan yang di tandatangani di Tokyo pada tanggal 7 Juli 1975. Sejak diakuisisi oleh Pemerintah, Inalum kini tengah mengembangkan produksi hilir aluminium dengan mendorong diversifikasi produk dari aluminium ingot ke aluminium alloy, billet dan wire rod, serta menggarap pabrik peleburan baru yang terintegrasi di Kawasan Industri dan Pelabuhan Internasional Tanah Kuning, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara dan mempersiapkan diri untuk menjadi induk holding bumn bidang pertambangan yang direncanakan mengakuisisi Freeport Indonesia.[3]", "question_text": "Kapan PT Indonesia Asahan Aluminium didirikan?", "answers": [{"text": "6 Januari 1976", "start_byte": 39, "limit_byte": 53}]} {"id": "8670335830998929658-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dodol Garut", "passage_text": "jmpl|ka|250px|Dodol Garut\nDodol Garut merupakan camilan khas Sunda dari Kota Garut, Jawa Barat. Terdapat banyak jenis Dodol Garut diantaranya dodol wijen, dodol kacang, aneka dodol buah seperti dodol nanas, dodol nangka, dodol tomat, dodol durian dan buah-buahan lainnya, chocodot (cokelat isi dodol pertama di dunia), dodol piknik yang merupakan dodol paling populer dan menjadi salah satu ikon Kota Garut serta masih banyak jenis dodol lainnya. Dodol ini termasuk makanan camilan yang rasanya manis dan lezat.", "question_text": "Apakah makanan tradisional kota Garut?", "answers": [{"text": "Dodol Garut", "start_byte": 26, "limit_byte": 37}]} {"id": "-1871481375684955629-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Walt Disney Company", "passage_text": "The Walt Disney Company (NYSE:) atau lebih dikenal dengan nama Disney adalah perusahaan konglomerat di bidang hiburan dan media terbesar di dunia. Didirikan pada 16 Oktober 1923, perusahaan ini didirikan oleh Walt Disney dan Roy Oliver Disney dengan nama Disney Brothers Cartoon Studio. Pusatnya terletak di Burbank, California.", "question_text": "Dimana kantor pusat Walt Disney Animation Studios?", "answers": [{"text": "Burbank, California", "start_byte": 308, "limit_byte": 327}]} {"id": "-7295933088959289828-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Meksiko", "passage_text": "Antara masa turun tahtanya Kaisar Agustín de Iturbide dan naiknya Guadalupe Victoria sebagai presiden, ada masa singkat di mana kekuasaan eksekutif pemerintahan dipegang sebuah komite. Pada satu waktu anggota komite ini termasuk Pedro Celestino Negrete, José Mariano Michelena, Nicolás Bravo, Miguel Domínguez, Vicente Guerrero dan Guadalupe Victoria.", "question_text": "Siapakah Presiden Meksiko pertama >", "answers": [{"text": "Guadalupe Victoria sebagai presiden", "start_byte": 67, "limit_byte": 102}]} {"id": "-8101848654803554005-1", "language": "indonesian", "document_title": "Salju", "passage_text": "Pada suhu tertentu (disebut titik beku, 0° Celsius, 32° Fahrenheit), salju biasa meleleh dan hilang. Proses saat salju/es berubah secara langsung ke dalam uap air tanpa mencair terlebih dulu disebut menyublim. Proses lawannya disebut pengendapan.", "question_text": "Pada suhu berapa salju meleleh?", "answers": [{"text": "0° Celsius", "start_byte": 40, "limit_byte": 51}]} {"id": "-7200077155869421401-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masjidil Haram", "passage_text": "Masjidil Haram, Masjid al-Haram atau al-Masjid al-Haram (bahasa Arab: المسجد الحرام, Arabic pronunciation:[ʔælmæsʤɪd ælħaram]) adalah sebuah masjid yang berlokasi di pusat kota Mekkah[1] yang dipandang sebagai tempat tersuci bagi umat Islam. Masjid ini juga merupakan tujuan utama dalam ibadah haji. Masjid ini dibangun mengelilingi Ka'bah yang menjadi arah kiblat bagi umat Islam dalam mengerjakan ibadah Salat. Masjid ini juga merupakan masjid terbesar di dunia, diikuti oleh Masjid Nabawi di Madinah al-Munawarah sebagai masjid terbesar kedua di dunia serta merupakan dua masjid suci utama bagi umat Muslim. Luas keseluruhan masjid ini mencapai 356,800m2 (3,841,000sqft)dengan kemampuan menampung jamaah sebanyak 820.000 jamaah ketika musim Haji dan mampu bertambah menjadi dua juta jamaah ketika salat Id.[2]", "question_text": "Berapakah daya tampung Masjidil Haram ?", "answers": [{"text": "820.000", "start_byte": 735, "limit_byte": 742}]} {"id": "-7119205413046364187-16", "language": "indonesian", "document_title": "Thailand", "passage_text": "Cuaca setempat adalah tropis dan bercirikan monsun. Ada monsun hujan, hangat dan berawan dari sebelah barat daya antara pertengahan Mei dan September, serta monsun yang kering dan sejuk dari sebelah timur laut dari November hingga pertengahan Maret. Tanah genting di sebelah selatan selalu panas dan lembap. Kota-kota besar selain ibu kota Bangkok termasuk Nakhon Ratchasima, Nakhon Sawan, Chiang Mai, dan Songkhla.", "question_text": "Apakah ibukota Thailand ?", "answers": [{"text": "Bangkok", "start_byte": 340, "limit_byte": 347}]} {"id": "-2626063522131780981-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nama Bali", "passage_text": "Tradisi penamaan di kalangan suku Bali merupakan suatu budaya yang unik, karena berkaitan dengan jenis kelamin, urutan kelahiran, atau status kebangsawanan (kasta). Dengan penamaan yang khas ini, masyarakat Bali dapat dengan mengetahui kasta dan urutan kelahiran seseorang. Penerapan tradisi ini bukanlah hal yang mutlak, mengingat bahwa tidak semua orang Bali mengikuti sistem penamaan ini. Tidak jelas sejak kapan tradisi pemberian nama depan ini mulai ada di Bali. Menurut pakar linguistik dari Universitas Udayana, Prof. Dr. I Wayan Jendra, S.U., nama depan itu pertama kali disebutkan dalam catatan sejarah bertarikh abad ke-14, yakni pada masa pemerintahan Raja Gelgel \"Dalem Ketut Kresna Kepakisan\", putra keempat Sri Kresna Kepakisan, yang dinobatkan oleh Gajah Mada untuk menjabat sebagai pemimpin Bali, yang saat itu merupakan vasal Majapahit. Namun, Prof. Jendra belum dapat memastikan apakah tradisi pemberian nama depan itu sebagai pengaruh Majapahit atau bukan. Tetapi, hal itu telah menjadi tradisi di Bali, dan hingga akhir abad ke-20, masyarakat Bali pun masih menggunakannya.", "question_text": "Sejak kapan tradisi penamaan dalam suku bali dimulai?", "answers": [{"text": "abad ke-14", "start_byte": 622, "limit_byte": 632}]} {"id": "7509059556358732684-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "Di wilayah mana danau Toba berlokasi ?", "answers": [{"text": "di tengah pulau Sumatera bagian utara", "start_byte": 230, "limit_byte": 267}]} {"id": "-6277347257367449487-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar istilah militer Tentara Nasional Indonesia", "passage_text": "Daftar istilah militer Tentara Nasional Indonesia adalah istilah-istilah yang sering digunakan oleh militer, dalam hal ini Tentara Nasional Indonesia. Bagi masyarakat awam, istilah-istilah militer sering membingungkan. Hal tersebut selain kebijakan di ketentaraan sendiri, untuk menggunakan istilah/singkatan yang hanya diketahui kalangan dalam, juga sekaligus untuk menjaga kerahasiaan dan juga untuk memperpendek istilah yang panjang. Di bawah ini adalah singkatan-singkatan militer yang sering digunakan di TNI.", "question_text": "Apakah kepanjangan dari TNI?", "answers": [{"text": "Tentara Nasional Indonesia", "start_byte": 123, "limit_byte": 149}]} {"id": "-812933419178672313-1", "language": "indonesian", "document_title": "Anime", "passage_text": "Anime pertama yang mencapai kepopuleran yang luas Astro Boy karya Ozamu Tezuka pada tahun 1963. Sekarang anime sudah sangat berkembang jika dibandingkan dengan anime zaman dulu. Dengan grafik yang sudah berkembang sampai alur cerita yang lebih menarik dan seru. Masyarakat Jepang sangat antusias menonton anime dan membaca manga. Dari anak-anak sampai orang dewasa. Mereka menganggap, anime itu sebagai bagian dari kehidupan mereka. Hal ini yang membuat beberapa televisi kabel yang terkenal akan beberapa film kartunnya, seperti Cartoon Network dan Nickelodeon mengekspor kartunnya. Sekarang anime menjadi sebuah bisnis yang menggiurkan bagi semua orang, dan banyak juga orang yang memanfaatkan hal ini untuk sebuah tindakan kejahatan. Pembuat anime itu sendiri disebut animator. Para animator bekerja disebuah perusahaan media untuk memproduksi sebuah anime. Di dalam perusahaan itu, terdapat beberapa animator yang saling bekerja sama untuk menghasilkan sebuah anime yang berkualitas. Tapi sangat disayangkan, gaji dari para animator tersebut kecil jika dibandingkan dengan kerja keras mereka. Hal ini yang membuat para animator enggan untuk bekerja secara professional. Mereka merasa hal itu tidak sebanding dengan usaha yang telah mereka lakukan. Para animator itu sendiri sering disebut \"seniman bayangan\". Karena mereka bekerja seperti seorang seniman yang berusaha mengedepankan unsur cerita dan unsur intrinsiknya.", "question_text": "Kapan anime muncul di Jepang ?", "answers": [{"text": "1963", "start_byte": 90, "limit_byte": 94}]} {"id": "5583083809990197466-5", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Raya Sultan Riau", "passage_text": "Masjid ini mulai dibangun sekitar tahun 1761-1812. Pada awalnya, masjid ini hanya berupa bangunan kayu sederhana berlantai batu bata yang hanya dilengkapi dengan sebuah menara setinggi lebih kurang 6 meter. Namun, seiring berjalannya waktu, masjid ini tidak lagi mampu menampung jumlah anggota jemaah yang terus bertambah sehingga Yang Dipertuan Muda Raja Abdurrahman, Sultan Kerajaan Riau-Linggga pada 1831-1844 berinisiatif untuk memperbaiki dan memperbesar masjid tersebut.", "question_text": "tahun berapakah Masjid Sultan Riau didirikan?", "answers": [{"text": "1761", "start_byte": 40, "limit_byte": 44}]} {"id": "-5303352869758647143-1", "language": "indonesian", "document_title": "Spanyol", "passage_text": "Wilayah Spanyol juga termasuk Kepulauan Balearic di Mediterania, Kepulauan Canary di Samudera Atlantik lepas pantai Afrika, dan dua kota otonom di Afrika Utara, Ceuta dan Melilla, yang berbatasan Maroko, ditambah Alboran, Kepulauan Chafarinas, Alhucemas, Vélez de la Gomera dan pulau kecil lainnya termasuk Perejil. Selain itu, kota Llívia adalah eksklave Spanyol terletak di dalam wilayah Prancis. Dengan luas 505.992 kilometer persegi (195.365 mil persegi), Spanyol adalah negara terbesar kedua di Eropa Barat dan Uni Eropa dan negara terbesar kelima di Eropa.", "question_text": "berapakah luas Spanyol ?", "answers": [{"text": "505.992 kilometer persegi", "start_byte": 413, "limit_byte": 438}]} {"id": "8156951018563681903-18", "language": "indonesian", "document_title": "The Hunger Games (novel)", "passage_text": "Di Indonesia, novel ini diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama pada bulan Oktober 2009 dengan tebal 408 halaman, yang diterjemahkan oleh Hetih Rusli. Sekuelnya, Catching Fire (diterbitkan dengan judul Tersulut) dan Mockingjay, diterbitkan pada bulan Juli 2010 dan Januari 2012 masing-masingnya.[28]", "question_text": "Berapa halaman The Hunger Games?", "answers": [{"text": "408", "start_byte": 101, "limit_byte": 104}]} {"id": "554298142327877777-8", "language": "indonesian", "document_title": "Diaspora Jepang", "passage_text": "Sebelum tahun 1885, relatif sedikit orang yang beremigrasi dari Jepang; sebagian karena pemerintah Meiji enggan mengizinkan emigrasi, sebagian karena tidak memiliki kekuatan politik untuk cukup melindungi emigran Jepang, ssebagian lagi karena kehadiran orang Jepang sebagai buruh kasar di luar negeri akan menghambat kemampuan pemerintah untuk merevisi perjanjian yang tidak adil. Sebuah pengecualian akan kecendrungan ini adalah imigrasi 153 buruh kontrak - tanpa paspor resmi - ke Hawaii pada tahun 1868.[11]. Sebagian dari kelompok ini tetap tinggal setelah berakhirnya kontrak kerja pertama, mereka kemudian membentuk inti masyarakat nikkei di Hawaii. Pada 1885, pemerintah Meiji mulai beralih kepada program emigrasi yang disponsori secara resmi, untuk mengurangi tekanan kelebihan penduduk dan efek deflasi Matsukata di daerah pedesaan. Selama dekade berikutnya, pemerintah terlibat erat dalam seleksi dan instruksi pra-keberangkatan bagi emigran. Pemerintah Jepang sangat berkeinginan agar para emigran Jepang bersikap baik selama di luar negeri, untuk menunjukkan kepada Barat bahwa Jepang adalah masyarakat yang bermartabat dan patut dihormati. Pada pertengahan 1890-an, perusahaan imigrasi (imin-Kaisha 移民会社) yang tidak disponsori oleh pemerintah, mulai mendominasi proses perekrutan emigran; namun ideologi dari pemerintah tetap memengaruhi pola emigrasi.[12]", "question_text": "Kapan Emigrasi pertama Jepang terjadi ?", "answers": [{"text": "1868", "start_byte": 501, "limit_byte": 505}]} {"id": "2625919756318617994-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shogun", "passage_text": "\nShogun(将軍,Shōgun) adalah istilah bahasa Jepang yang berarti jenderal. Dalam konteks sejarah Jepang, bila disebut pejabat shogun maka yang dimaksudkan adalah Sei-i Taishōgun(征夷大将軍) yang berarti Panglima Tertinggi Pasukan Ekspedisi melawan Orang Biadab (istilah \"Taishōgun\" berarti panglima angkatan bersenjata). Sei-i Taishōgun merupakan salah satu jabatan jenderal yang dibuat di luar sistem Taihō Ritsuryō. Jabatan Sei-i Taishōgun dihapus sejak Restorasi Meiji. Walaupun demikian, dalam bahasa Jepang, istilah shōgun yang berarti jenderal dalam kemiliteran tetap digunakan hingga sekarang.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan shogun?", "answers": [{"text": "jenderal", "start_byte": 66, "limit_byte": 74}]} {"id": "-6453202926072234126-1", "language": "indonesian", "document_title": "Anne-Marie", "passage_text": "Anne-Marie lahir dan dibesarkan di East Tilbury di Essex. Ayahnya berasal dari Irlandia, sementara ibunya berasal dari Essex. Dia muncul dalam dua produksi West End sebagai seorang anak - Les Miserables ketika dia berusia enam tahun,[3] dan Whistle Down the Wind bersama seorang Jessie J muda ketika dia berusia 12 tahun.[4]", "question_text": "dimanakah Nicholshon dilahirkan?", "answers": [{"text": "East Tilbury di Essex", "start_byte": 35, "limit_byte": 56}]} {"id": "2622191026332803681-0", "language": "indonesian", "document_title": "Copepoda", "passage_text": "Copepoda adalah grup crustacea kecil yang dapat ditemui di laut dan hampir di semua habitat air tawar dan mereka membentuk sumber terbesar protein di samudra.[1] Banyak spesies adalah plankton, tetapi banyak juga spesies benthos dan beberapa spesies kontinental dapat hidup di habitat limno-terestrial dan lainnya di tempat terestrial basah, seperti rawa-rawa.", "question_text": "Apa itu hewan copepoda?", "answers": [{"text": "grup crustacea kecil yang dapat ditemui di laut dan hampir di semua habitat air tawar dan mereka membentuk sumber terbesar protein di samudra", "start_byte": 16, "limit_byte": 157}]} {"id": "2239046464712326630-0", "language": "indonesian", "document_title": "Garry Kasparov", "passage_text": "Garry Kasparov (Га́рри Ки́мович Каспа́ров)() adalah grandmaster pecatur utama dunia dan mungkin manusia paling tangguh dalam bermain catur. Ia memiliki ELO rating tertinggi dengan nilai 2804 setelah sebelumnya sempat mencapai 2851 pada tahun 1991. Dia mengumumkan pengunduran dirinya dari dunia catur pada 10 Maret 2005.", "question_text": "siapakah Grandmaster termuda di dunia?", "answers": [{"text": "Garry Kasparov", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-5130151650604397643-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ranggalawe", "passage_text": "Ranggalawe atau Rangga Lawe (lahir: ? - wafat: 1295) adalah salah satu pengikut Raden Wijaya yang berjasa besar dalam perjuangan mendirikan Kerajaan Majapahit, namun meninggal sebagai pemberontak pertama dalam sejarah kerajaan ini. Nama besarnya dikenang sebagai pahlawan oleh masyarakat Tuban sampai saat ini.", "question_text": "Apakah jasa Ranggalawe pada Kerajaan Majapahit?", "answers": [{"text": "perjuangan mendirikan Kerajaan Majapahit", "start_byte": 118, "limit_byte": 158}]} {"id": "-6554463987883280254-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jamur", "passage_text": "Jamur atau cendawan adalah tumbuhan yang tidak mempunyai klorofil sehingga bersifat heterotrof.[1] Jamur ada yang uniseluler dan multiseluler.[1] Tubuhnya terdiri dari benang-benang yang disebut hifa.[1] Hifa dapat membentuk anyaman bercabang-cabang yang disebut miselium.[1] Reproduksi jamur, ada yang dengan cara vegetatif ada juga dengan cara generatif.[1] Jamur menyerap zat organik dari lingkungan melalui hifa dan miseliumnya untuk memperoleh makanannya.[2] Setelah itu, menyimpannya dalam bentuk glikogen.[2] Jamur merupakan konsumen, maka dari itu jamur bergantung pada substrat yang menyediakan karbohidrat, protein, vitamin, dan senyawa kimia lainnya.[2] Semua zat itu diperoleh dari lingkungannya.[2] Sebagai makhluk heterotrof, jamur dapat bersifat parasit obligat, parasit fakultatif, atau saprofit.[2]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Cendawan ?", "answers": [{"text": "tumbuhan yang tidak mempunyai klorofil sehingga bersifat heterotrof", "start_byte": 27, "limit_byte": 94}]} {"id": "-3106602014929274579-0", "language": "indonesian", "document_title": "Menara London", "passage_text": "Menara London (English: Tower of London), yang bernama resmi Istana Kerajaan dan Benteng Menara London Milik Sri Baginda (English: Her Majesty's Royal Palace and Fortress of the Tower of London), adalah puri bersejarah yang terletak di pusat kota London, Inggris di tepi utara Sungai Thames. Puri ini terletak di dalam kawasan London Borough of Tower Hamlets dan terpisah dari ujung timur kota London oleh ruang terbuka yang dikenal sebagai Bukit Menara. Puri ini didirikan pada tahun 1066 sebagai bagian dari Penaklukan Normandia di Inggris. Menara Putih, yang merupakan bagian terpenting dari puri ini dibangun pada tahun 1078 oleh William sang Penakluk, dan merupakan simbol dari kebencian dan penindasan yang ditimpakan pada London oleh para elit penguasa baru. Menara London pernah digunakan sebagai penjara sejak tahun 1100, meskipun itu bukan tujuan utama dari pembangunan puri ini. Pada awalnya, puri ini dimaksudkan sebagai sebuah istana megah yang akan difungsikan sebagai kediaman resmi kerajaan. Secara keseluruhan, Menara London merupakan kompleks dari beberapa bangunan yang ditempatkan di dalam dua cincin konsentris dari tembok pertahanan dan parit. Sepanjang sejarahnya, beberapa perluasan pernah dilakukan, terutama dimasa pemerintahan Richard I, Henry III dan Edward I pada abad ke-12 dan 13. Tata letak yang berlaku sekarang ini ditetapkan pada abad ke-13.", "question_text": "Di manakah letak Menara London?", "answers": [{"text": "pusat kota London, Inggris di tepi utara Sungai Thames", "start_byte": 236, "limit_byte": 290}]} {"id": "-4705002261152192018-8", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Probolinggo", "passage_text": "Letak Kota Probolinggo berada pada 7° 43′ 41\" sampai dengan 7° 49′ 04\" Lintang Selatan dan 113° 10′ sampai dengan 113° 15′ Bujur Timur dengan luas wilayah 56,667 Km². Disamping itu Kota Probolinggo merupakan daerah transit yang menghubungkan kota-kota (sebelah timur Kota): Banyuwangi, Jember, Bondowoso, Situbondo, Lumajang, dengan kota-kota (sebelah barat Kota): Pasuruan, Malang, Surabaya.", "question_text": "Berapa luas wilayah Probolinggo?", "answers": [{"text": "56,667 Km²", "start_byte": 167, "limit_byte": 178}]} {"id": "5263162508409464161-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kisah Aneh Liaozhai", "passage_text": "Walaupun tidak memiliki tema tertentu, pada dasarnya cerita yang ditulis tidak jauh dari legenda, cerita rakyat yang memuat karakter hantu, siluman, iblis dan interaksinya dengan manusia.[2] Semua bahan ditulis dan diolah secara cermat oleh sang penulis hingga akhirnya menghasilkan hasil karya yang patut dikagumi.[2] Pu Songling menjadikan ceritanya sebagai cerminan sosial masyarakat Cina pada zaman Qing pada abad ke-17. Beberapa cerita juga merupakan suatu sindiran dan kritikan halus terhadap pemerintahan yang korup dan bobrok, seleksi pejabat yang pilih kasih dan terakhir pada kebebasan individu untuk menikah dengan pasangan hidup pilihannya.[3][2]", "question_text": "Kapan Kisah Aneh Liaozhai mulai ditulis Pu Songling ?", "answers": [{"text": "abad ke-17", "start_byte": 413, "limit_byte": 423}]} {"id": "-2531885601648917909-1", "language": "indonesian", "document_title": "Mamamia Show Musim Pertama", "passage_text": "13 pasangan Mamamia yang terpilih untuk maju ke babak show , dipilih dari 25 besar calon finalis mamamia yang telah di seleksi oleh dewan juri Nina Tamam , Ingrid Wijanarko dan Rieka Roeslan . Tiap harinya , dalam minggu pertama ke 25 besar calon finalis Mamamia itu dikelompokkan menjadi 5 grup . Tiap grup terdiri dari 5 orang pasangan Mamamia . Setiap hari , mulai dari Senin sampai Sabtu , di tayangkan prosesi pemilihan Mamamia Goes 2 . Di Mamamia Goes 2 , 5 calon finalis akan menyanyi dan berpromosi untuk mendapatkan tiket 2 besar menuju Mamamia Show . Yang mendapatkan nilai tertinggi dari juri votelock , berhak masuk ke babak Mamamia Show.", "question_text": "Siapa nama juri Mamamia Show pertama ?", "answers": [{"text": "Nina Tamam , Ingrid Wijanarko dan Rieka Roeslan", "start_byte": 143, "limit_byte": 190}]} {"id": "2228304656978202087-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yugoslavia", "passage_text": "Yugoslavia (berarti \"Slavia Selatan\") merupakan sebuah negara yang pernah ada di daerah Balkan, di sebelah tenggara Eropa, dari tahun 1918 sampai tahun 2003. Dalam perjalanannya, negara ini pernah berbentuk kerajaan dan republik. Negara ini beribukota di Beograd.", "question_text": "Apakah ibukota Yugoslavia?", "answers": [{"text": "Beograd", "start_byte": 255, "limit_byte": 262}]} {"id": "-7359297150217590805-7", "language": "indonesian", "document_title": "Sunat", "passage_text": "Sunat dapat digunakan untuk mengobati penyakit fimosis, balanopostitis refraktori dan infeksi saluran kemih (ISK) yang akut atau berulang.[16][12] Organisasi Kesehatan Dunia mempromosikan sunat untuk mencegah transmisi HIV wanita-ke-pria di negara dengan tingkat HIV yang tinggi.[17] Masyarakat AIDS Internasional-AS juga menyarankan sunat bagi laki-laki yang berhubungan seks anal insertif dengan laki-laki, terutama di daerah yang mana HIV adalah umum.[18]", "question_text": "apakah fungsi sunat terhadap Penis manusia?", "answers": [{"text": "mencegah transmisi HIV wanita-ke-pria di negara dengan tingkat HIV yang tinggi", "start_byte": 200, "limit_byte": 278}]} {"id": "-3684721489046171213-3", "language": "indonesian", "document_title": "Tim Russert", "passage_text": "Sebelum membawakan Meet the Press, Russert bekerja sebagai pengacara dan kemudian kepala staf di kantor Senator Partai Demokrat, Daniel Patrick Moynihan dari New York. Pada tahun 1983, ia menjadi pengacara untuk Gubernur New York Mario Cuomo yang juga asal Partai Demokrat.", "question_text": "Apakah pekerjaan Timothy John Russert sebelum menjadi jurnalis?", "answers": [{"text": "pengacara untuk Gubernur New York Mario Cuomo", "start_byte": 196, "limit_byte": 241}]} {"id": "4811760788075267199-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "apakah nama mata uang negara korsel?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-5371355431652698437-3", "language": "indonesian", "document_title": "Fadli Zon", "passage_text": "Fadli Zon lahir di Jakarta, dan merupakan putera pertama dari tiga bersaudara pasangan Zon Harjo dan Ellyda Yatim.[4] Kedua orang tuanya berasal dari Payakumbuh, Sumatera Barat, Minangkabau.[4]", "question_text": "dimanakah Fadli Zon dilahirkan?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 19, "limit_byte": 26}]} {"id": "3515746694782013928-1", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Jepang", "passage_text": "Selain 4 pulau utama, terdapat 3.000 pulau-pulau berukuran lebih kecil, termasuk Okinawa serta pulau-pulau kecil yang berpenghuni atau tidak berpenghuni. Pada tahun 2006, total luas wilayah Jepang adalah 377.923,1km², di antaranya 374.834km² adalah daratan dan 3.091km² perairan. Sekitar 73% wilayah Jepang adalah daerah pegunungan. Total luas wilayah Jepang kira-kira 80% luas Pulau Sumatra, namun lebih besar dari luas wilayah Jerman, Malaysia, Selandia Baru, dan Britania Raya.", "question_text": "Berapa luas Jepang ?", "answers": [{"text": "377.923,1km²", "start_byte": 204, "limit_byte": 217}]} {"id": "-8584734156759335533-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bencana Molase Boston", "passage_text": "Bencana Molase Boston, juga dikenal sebagai Banjir Molase Besar dan Tragedi Molase Besar Boston, terjadi pada tanggal 15 Januari 1919, di kawasan North End, Boston, Massachusetts, Amerika Serikat. Terjadi semburan dari tangki penyimpanan besar molase, dan gelombang molase mengalir dengan cepat melalui jalan-jalan dengan kecepatan sekitar 35mil/jam (56km/jam), menewaskan 21 orang dan melukai 150 orang. Tragedi ini telah memasuki cerita rakyat setempat, dan selama beberapa dekade sesudahnya, warga mengaku bahwa pada hari-hari musim panas, daerah ini masih berbau molase.[1]", "question_text": "Dimana Tragedi Molase Besar Boston terjadi ?", "answers": [{"text": "North End, Boston, Massachusetts, Amerika Serikat", "start_byte": 146, "limit_byte": 195}]} {"id": "-6051118415155676344-8", "language": "indonesian", "document_title": "Jabir bin Abdullah", "passage_text": "Pada masa Abdul Malik, Jabir bin Abdullah meriwayatkan kembali pidato pelarangan mut'ah oleh khalifah Umar bin Khattab. Meskipun Jabir di anugrahi umur yang panjang, pada usia 94 tahun dia wafat karena di racun oleh Hajjaj bin Yusuf ats-Tsaqafi dikarenakan dukungan dan kesetiaan Jabir sebagai pengikut setia Ahlul Bait. Dia dikebumikan di kota Madain. Dia meninggal pada tahun 78H (697).", "question_text": "apakah penyebab kematian Jabir bin 'Abdullah bin Haram al-Anshari?", "answers": [{"text": "di racun oleh Hajjaj bin Yusuf ats-Tsaqafi", "start_byte": 202, "limit_byte": 244}]} {"id": "-3979484541490523307-9", "language": "indonesian", "document_title": "Richard Arkwright", "passage_text": "Pencapaian Arkwright dikenal luas, ia menjadi high sherriff di Derbyshire dan diberi gelar bangsawan tahun 1786. Banyak dari keberuntungannya berasal dari hak kekayaan intelektualnya. Sekitar 30.000 orang dipekerjakan tahun 1785 di pabrik-pabrik menggunakan paten Arkwright. Ia wafat di Kastil Willersley, puri yang dibangunnya dengan pemandangan ke arah pabrik pemintalan Cromford, pada 3 Agustus 1792 pada usia 59 meninggalkan harta senilai £500.000. Ia dimakamkan di Gereja St. Giles di Matlock. Jenazahnya kemudian dipindahkan ke Gereja St. Mary di Cromford.[4][5]", "question_text": "dimanakah Sir Richard Arkwright meninggal?", "answers": [{"text": "Kastil Willersley", "start_byte": 287, "limit_byte": 304}]} {"id": "3519617627859745889-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sintaksis", "passage_text": "Dalam linguistik, sintaksis (dari Yunani Kuno: συν- syn-, \"bersama\", dan τάξις táxis, \"pengaturan\") adalah ilmu mengenai prinsip dan peraturan untuk membuat kalimat dalam bahasa alami. Selain aturan ini, kata sintaksis juga digunakan untuk merujuk langsung pada peraturan dan prinsip yang mencakup struktur kalimat dalam bahasa apapun, sebagaimana \"sintaksis Irlandia Modern.\"", "question_text": "Apa itu Sintaks?", "answers": [{"text": "ilmu mengenai prinsip dan peraturan untuk membuat kalimat dalam bahasa alami", "start_byte": 116, "limit_byte": 192}]} {"id": "4224140042706648555-6", "language": "indonesian", "document_title": "Lo Siaw Ging", "passage_text": "Lo Siaw Ging menjadi dokter pada tahun 1963 dan bekerja di poliklinik Tsi Sheng Yuan milik dokter Oen Boen Ing (1903-1982), seorang dokter terkenal di Solo. Pada masa Orde Baru, poliklinik tersebut berubah nama menjadi Rumah Sakit Panti Kosala, dan kini menjadi Rumah Sakit Dokter Oen. Selama 15 tahun, ia banyak belajar dari dokter Oen.[2]", "question_text": "tahun berapakah dr. Oen Boen Ing lahir?", "answers": [{"text": "1903", "start_byte": 112, "limit_byte": 116}]} {"id": "6636471323713034352-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Betawi", "passage_text": "Suku Betawi adalah sebuah suku bangsa di Indonesia yang penduduknya umumnya bertempat tinggal di Jakarta.[2] Mereka adalah keturunan penduduk yang bermukim di Batavia (nama kolonial dari Jakarta) dari sejak abad ke-17.[3][4]", "question_text": "Dimanakah daerah asal suku Betawi ?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 97, "limit_byte": 104}]} {"id": "5212082356833940652-0", "language": "indonesian", "document_title": "Benda Terbang Aneh", "passage_text": "\nBenda Terbang Aneh (disingkat BETA; identik dengan makna dari istilah bahasa Inggris: Unidentified Flying Object disingkat UFO) atau sering kali disebut sebagai benda terbang tak dikenal adalah istilah yang digunakan untuk seluruh fenomena penampakan benda terbang yang tidak bisa diidentikasikan oleh pengamat dan tetap tidak teridentifikasi walaupun telah diselidiki.", "question_text": "Dari mana istilah UFO berasal ?", "answers": [{"text": "bahasa Inggris", "start_byte": 71, "limit_byte": 85}]} {"id": "5868732237765315530-1", "language": "indonesian", "document_title": "McDonald's", "passage_text": "Restoran McDonald's pertama didirikan pada tahun 1940 oleh dua bersaudara Dick dan Mac McDonald, namun kemudian dibelinya oleh Ray Kroc dan diperluas ke seluruh dunia.", "question_text": "Siapakah pendiri Mc.Donald?", "answers": [{"text": "Dick dan Mac McDonald", "start_byte": 74, "limit_byte": 95}]} {"id": "-136578270638769231-15", "language": "indonesian", "document_title": "Yuwen Shu", "passage_text": "Pada musim gugur 616, ketika pemberontakan petani meletus di seantero negeri menyusul kegagalan perang di Korea dan bencana kelaparan, Kaisar Yang meminta informasi mengenai kondisi negara pada para pejabatnya. Yuwen, yang ingin menenangkan kaisar, mengatakan bahwa sebagian besar pemberontakan telah berhasil ditumpas. Sebaliknya, Su Wei secara terus terang mengatakan bahwa pemberontakan semakin berbahaya dan mulai mengancam stabilitas negara. Kaisar Yang tidak senang dengan berita ini, ia hampir menghukum mati Su, namun belakangan ia hanya menurunkan statusnya menjadi rakyat biasa. Tak lama kemudian, Kaisar Yang berniat memindahkan ibukota ke Jiangdu (sekarang Yangzhou, Jiangsu) karena pemberontakan di wilayah utara semakin meluas. Yuwen mendukung rencana ini dan ia turut menemani kaisar dan keluarganya mengungsi ke Jiangdu. Tak lama setelah tiba di sana, Yuwen jatuh sakit dan menghembuskan napas terakhir pada musim dingin tahun itu juga. Dalam permintaan terakhirnya ia memohon pada kaisar agar memulihkan status kedua putranya, Yuwen Huaji dan Yuwen Zhiji dan mengembalikan mereka pada jabatannya.", "question_text": "apakah penyebab kematian Adipati Gong dari Xu?", "answers": [{"text": "sakit", "start_byte": 880, "limit_byte": 885}]} {"id": "5940101538715030166-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "dimanakah danau Toba?", "answers": [{"text": "pulau Sumatera bagian utara", "start_byte": 240, "limit_byte": 267}]} {"id": "3575764978514277847-0", "language": "indonesian", "document_title": "Filsafat", "passage_text": "Filsafat (dari bahasa Yunani φιλοσοφία, philosophia, secara harfiah bermakna \"pecinta kebijaksanaan\" [1][2] ) adalah kajian masalah umum dan mendasar tentang persoalan seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran, dan bahasa [3]. Istilah ini kemungkinan pertama kali diungkapkan oleh Pythagoras (c. 570–495 SM). Metode yang digunakan dalam filsafat antara lain mengajukan pertanyaan, diskusi kritikal, dialektik, dan presentasi sistematik.[4][5] Pertanyaan filosofis klasik antara lain: Apakah memungkinkan untuk mengetahui segala sesuatu dan membuktikanya?[6][7][8] Apa yang paling nyata? Para filsuf juga mengajukan pertanyaan yang lebih praktis dan konkret seperti: Apakah ada cara terbaik untuk hidup? Apakah lebih baik menjadi adil atau tidak adil (jika seseorang bisa lolos begitu saja)[9] Apakah manusia memiliki kehendak bebas?[10]", "question_text": "Apa pengertian dari filsuf ?", "answers": [{"text": "kajian masalah umum dan mendasar tentang persoalan seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran, dan bahasa", "start_byte": 126, "limit_byte": 242}]} {"id": "5440164305338666237-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daerah Istimewa Yogyakarta", "passage_text": "Daerah Istimewa Yogyakarta (Javanese: ꦝꦲꦺꦫꦃ​ꦆꦱ꧀ꦠꦶꦩꦺꦮ​ꦔꦪꦺꦴꦒꦾꦏꦂꦠ, romanized:Dhaérah Istiméwa Ngayogyakarta) adalah Daerah Istimewa setingkat provinsi di Indonesia yang merupakan peleburan Negara Kesultanan Yogyakarta dan Negara Kadipaten Paku Alaman. Daerah Istimewa Yogyakarta terletak di bagian selatan Pulau Jawa, dan berbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah dan Samudera Hindia. Daerah Istimewa yang memiliki luas 3.185,80km2 ini terdiri atas satu kotamadya, dan empat kabupaten, yang terbagi lagi menjadi 78 kecamatan, dan 438 desa/kelurahan. Menurut sensus penduduk 2010 memiliki populasi 3.452.390 jiwa dengan proporsi 1.705.404 laki-laki, dan 1.746.986 perempuan, serta memiliki kepadatan penduduk sebesar 1.084 jiwa per km2[1].", "question_text": "berapakah luas Jogjakarta ?", "answers": [{"text": "3.185,80km2", "start_byte": 464, "limit_byte": 475}]} {"id": "6599684391665447899-0", "language": "indonesian", "document_title": "Karya sastra", "passage_text": "Karya sastra adalah ciptaan yang disampaikan dengan komunikatif tentang maksud penulis untuk tujuan estetika.[1] Karya-karya ini sering menceritakan sebuah kisah, dalam sudut pandang orang ketiga maupun orang pertama, dengan plot dan melalui penggunaan berbagai perangkat sastra yang terkait dengan waktu mereka.[1]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan karya sastra ?", "answers": [{"text": "ciptaan yang disampaikan dengan komunikatif tentang maksud penulis untuk tujuan estetika", "start_byte": 20, "limit_byte": 108}]} {"id": "319008720633865894-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing pasir", "passage_text": "\nKucing pasir, kucing relatif kecil gempal dengan kaki pendek, ekor panjang, dan besar, telinga runcing. Kucing ini panjangnya berkisar 39–57cm (15 sampai 22 in) , ditambah 23 sampai 31 sentimeter (9,1 sampai 12) panjang ekor, dan beratnya 1,4-3,4 kilogram (3,1-7,5lb).[4] Kepala kucing ini terlihat luas, dan telinga begitu lebar bahwa telinga dapat diratakan secara horizontal, atau bahkan menunjuk ke bawah untuk membantu dalam berburu.", "question_text": "Berapa berat kucing pasir dewasa?", "answers": [{"text": "1,4-3,4 kilogram", "start_byte": 242, "limit_byte": 258}]} {"id": "-1088852844421710943-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "Apa itu surrah Makkiyah?", "answers": [{"text": "ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 16, "limit_byte": 77}]} {"id": "2721866535220976483-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "\n\nTabel periodik adalah tampilan unsur-unsur kimia dalam bentuk tabel. Unsur-unsur tersebut disusun berdasarkan nomor atom (jumlah proton dalam inti atom), konfigurasi elektron, dan keberulangan sifat kimia. Tabel juga terbagi menjadi empat blok: blok -s, -p, -d, dan -f. Secara umum, dalam satu periode (baris), di sebelah kiri bersifat logam, dan di sebelah kanan bersifat non-logam.", "question_text": "Apa itu Tabel periodik?", "answers": [{"text": "tampilan unsur-unsur kimia dalam bentuk tabel. Unsur-unsur tersebut disusun berdasarkan nomor atom (jumlah proton dalam inti atom), konfigurasi elektron, dan keberulangan sifat kimia", "start_byte": 24, "limit_byte": 206}]} {"id": "-2033121692637309515-1", "language": "indonesian", "document_title": "Abdullah bin Muhammad", "passage_text": "Abdullah bin Muhammad (Arab: عبدالله بن محمد; Julukan, طيب, Thayyib, Baik atau طاهر, Thahir, Bersih/murni) adalah anak kedua dari Muhammad dan Khadijah. Qasim bin Muhammad adalah saudara tertua, ia meninggal semasa ia masih kecil pada tahun 615 Masehi.", "question_text": "Siapakah Abd-Allah bin Muhammad ?", "answers": [{"text": "anak kedua dari Muhammad dan Khadijah", "start_byte": 134, "limit_byte": 171}]} {"id": "9134103264136445521-1", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Edinburgh, ibu kota negara dan kota terbesar kedua, adalah salah satu pusat keuangan terbesar di Eropa.[12] Edinburgh pernah menjadi pusat Pencerahan Skotlandia pada abad ke-18, yang mengubah Skotlandia menjadi salah satu kekuatan industri, perdagangan, dan intelektual di Eropa. Glasgow, kota terbesar di Skotlandia,[13] pernah menjadi salah satu kota industri terkemuka di dunia dan saat ini berlokasi di pusat konurbasi Glasgow Raya. Perairan Skotlandia terdiri dari sejumlah besar sektor[14] Atlantik Utara dan Laut Utara, mengandung cadangan minyak terbesar di Uni Eropa. Karena hal ini, Aberdeen, kota terbesar ketiga di Skotlandia, dijuluki dengan ibu kota minyak Eropa.[15]", "question_text": "Apakah ibukota Skotlandia ?", "answers": [{"text": "Edinburgh", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-6273020852927102144-2", "language": "indonesian", "document_title": "Hillel Slovak", "passage_text": "Keluarganya berimigrasi ke Amerika Serikat saat ia masih empat tahun.Mereka menetap di Queens,New York,kemudian tahun 1967 mereka pindah ke California Selatan. Slovak masuk Bancroft Jr. Highschool dimana ia bertemu rekan bandnya pada masa depan Jack Irons dan Michael \"Flea\" Balzary.Mereka bertiga masuk Fairfax High School. Saat di Fairfax,Slovak belajar bermain gitar. Dia,Irons dan Balzary,yang diperkenalkan kepada musik rock,bertemu rekan bandnya pada masa depan Anthony Kiedis. Slovak membentuk band dengan Irons di posisi drum dan dua orang teman SMA lain,Alain Johannes dan Todd Strasman. Mereka menamai band mereka Chain Reaction,lalu berubah menjadi Anythym sesudah panggung pertamanya. Slovak merasa tidak puas dengan permainan bass Strassman dan akhirnya ia mengajarkan cara bermain bass kepada Balzary. Balzary cepat mengambil alih bass di Anythym.", "question_text": "Apa nama band Hillel Slovak?", "answers": [{"text": "Anythym", "start_byte": 660, "limit_byte": 667}]} {"id": "3710564085123551678-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam ribonukleat", "passage_text": "Asam ribonukleat (ARN, English: ribonucleic acid, RNA) adalah molekul polimer yang terlibat dalam berbagai peran biologis dalam mengkode, dekode, regulasi, dan ekspresi gen. RNA dan DNA adalah asam nukleat, dan, bersama dengan protein dan karbohidrat, merupakan empat makromolekul utama yang penting untuk semua bentuk kehidupan yang diketahui. Seperti DNA, RNA dirakit sebagai rantai nukleotida, tetapi tidak seperti DNA, RNA lebih sering ditemukan di alam sebagai untai tunggal yang melipat ke dirinya sendiri, daripada untai ganda berpasangan. Organisme seluler menggunakan RNA duta (English: messenger RNA, mRNA) untuk menyampaikan informasi genetik (menggunakan huruf G, U, A, dan C untuk menunjukkan basa nitrogen guanin, urasil, adenin, dan sitosin (English: cytosine)) yang mengarahkan sintesis protein spesifik. Banyak virus mengkodekan informasi genetik mereka menggunakan genom RNA.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan RNA?", "answers": [{"text": "molekul polimer yang terlibat dalam berbagai peran biologis dalam mengkode, dekode, regulasi, dan ekspresi gen", "start_byte": 62, "limit_byte": 172}]} {"id": "8078765498971384493-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Lê", "passage_text": "Dinasti secara resmi dimulai pada 1428 dengan penobatan Lê Lợi setelah ia mengusir tentara Ming dari Vietnam. Pada 1527, Dinasti Mạc merebut takhta; ketika Dinasti Lê dipulihkan pada tahun 1533, mereka masih harus bersaing untuk mendapatkan kekuasaan dengan Dinasti Mạc selama periode yang dikenal sebagai Dinasti utara dan selatan. Kaisar Lê yang dipulihkan tidak memiliki kekuatan nyata, dan pada saat dinasti Mạc hanya terbatas pada wilayah kecil pada tahun 1592 dan akhirnya diberantas pada tahun 1677, kekuasaan yang sebenarnya ada di tangan penguasa Nguyễn di Selatan dan Trịnh di Utara, keduanya memerintah atas nama kaisar Lê sambil saling bertarung. Pemerintahan mereka secara resmi berakhir pada tahun 1788, ketika pemberontakan petani bersaudara Tây Sơn saudara mengalahkan baik Trịnh dan Nguyễn, ironisnya untuk mengembalikan kekuasaan ke dinasti Lê.", "question_text": "Siapakah nama raja pertama Dinasti Lê Akhir?", "answers": [{"text": "Lê Lợi", "start_byte": 56, "limit_byte": 65}]} {"id": "6031576089510407149-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kasus korupsi e-KTP", "passage_text": "\nKasus korupsi e-KTP bermula dari rencana Kementerian Dalam Negeri RI dalam pembuatan e-KTP. Sejak 2006 Kemendagri telah menyiapkan dana sekitar Rp 6 triliun yang digunakan untuk proyek e-KTP dan program Nomor Induk Kependudukan (NIK) nasional dan dana senilai Rp 258 milyar untuk biaya pemutakhiran data kependudukan untuk pembuatan e-KTP berbasis NIK pada 2010 untuk seluruh kabupaten/kota se-Indonesia.[1][2] Pada 2011 pengadaan e-KTP ditargetkan untuk 6,7 juta penduduk sedangkan pada 2012 ditargetkan untuk sekitar 200 juta penduduk Indonesia.[21]", "question_text": "berapakah dana APBN yang digunakan untuk e-KTP?", "answers": [{"text": "Rp 6 triliun yang digunakan untuk proyek e-KTP dan program Nomor Induk Kependudukan (NIK) nasional dan dana senilai Rp 258 milyar untuk biaya pemutakhiran data kependudukan untuk pembuatan e-KTP berbasis NIK", "start_byte": 145, "limit_byte": 352}]} {"id": "4539990207030392908-0", "language": "indonesian", "document_title": "Eskatologi", "passage_text": "\n\nEskatologi (dari bahasa Yunani ἔσχατος, Eschatos yang berarti \"terakhir\" dan -logi yang berarti \"studi tentang\") adalah bagian dari teologi dan filsafat yang berkaitan dengan peristiwa-peristiwa pada masa depan dalam sejarah dunia, atau nasib akhir dari seluruh umat manusia, yang biasanya dirujuk sebagai kiamat (akhir zaman). Dalam mistisisme, ungkapan ini merujuk secara metaforis kepada akhir dari realitas biasa, dan kesatuan kembali dengan Yang Ilahi. Dalam banyak agama tradisional, konsep ini diajarkan sebagai kejadian sesungguhnya pada masa depan yang dinubuatkan dalam kitab suci atau cerita rakyat. Dalam pengertian yang lebih luas, eskatologi dapat mencakup konsep-konsep terkait seperti, misalnya Era Mesianik atau Mesias, akhir zaman, dan hari-hari terakhir.", "question_text": "Apakah pengertian Eskatologi?", "answers": [{"text": "bagian dari teologi dan filsafat yang berkaitan dengan peristiwa-peristiwa pada masa depan dalam sejarah dunia, atau nasib akhir dari seluruh umat manusia, yang biasanya dirujuk sebagai kiamat", "start_byte": 130, "limit_byte": 322}]} {"id": "6989167560358405127-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Melayu", "passage_text": "Kerajaan Melayu atau dalam bahasa Tionghoa ditulis Ma-La-Yu (末羅瑜國) merupakan sebuah nama kerajaan yang berada di Pulau Sumatera. Dari bukti dan keterangan yang disimpulkan dari prasasti dan berita dari Tiongkok, keberadaan kerajaan yang mengalami naik turun ini dapat di diketahui dimulai pada abad ke-7 yang berpusat di Minanga, pada abad ke-13 yang berpusat di Dharmasraya dan diawal abad ke 15 berpusat di Suruaso[1] atau Pagaruyung[2].", "question_text": "kapankah Kerajaan Melayu pertama kali berdiri di sumatera?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 302, "limit_byte": 311}]} {"id": "-6082683783927792729-2", "language": "indonesian", "document_title": "Aljaž Bedene", "passage_text": "Aljaž pertama kali bermain tenis ketika berusia tujuh tahun menggunakan raket plastik.[1] Ayahnya, Branko, bekerja di sebuah perusahaan komputer, sementara ibunya, Darlen, bekerja untuk Kementerian Pertahanan Slovenia.[1] Ia memiliki saudara kembar bernama Andraž yang sering bermain di turnamen Futures ITF.[1] Permukaan favoritnya adalah permukaan keras.[1] Ia mengidolakan Michael Schumacher dan Fernando González ketika beranjak dewasa.[1] Hobinya adalah bermain sepak bola dan berjalan-jalan bersama teman dan keluarga.[1] Ia juga mendukung klub sepak bola Real Madrid dan klub basket Union Olimpija.[1]", "question_text": "Berapa umur Aljaž Bedene pertama kali main tenis?", "answers": [{"text": "tujuh tahun", "start_byte": 49, "limit_byte": 60}]} {"id": "-2609268720590003701-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bank", "passage_text": "\nKata bank berasal dari bahasa Italia banque atau Italia banca yang berarti bangku. Para bankir Florence pada masa Renaissans melakukan transaksi mereka dengan duduk di belakang meja penukaran uang, berbeda dengan pekerjaan kebanyakan orang yang tidak memungkinkan mereka untuk duduk sambil bekerja.[6]", "question_text": "Kapan istilah bank pertama kali muncul di dunia ?", "answers": [{"text": "masa Renaissans", "start_byte": 110, "limit_byte": 125}]} {"id": "476379605113575060-0", "language": "indonesian", "document_title": "Otonomi daerah", "passage_text": "Otonomi daerah adalah hak, wewenang, dan kewajiban daerah otonom untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Secara harfiah, otonomi daerah berasal dari kata otonomi dan daerah. Dalam bahasa Yunani, otonomi berasal dari kata autos dan namos. Autos berarti sendiri dan namos berarti aturan atau undang-undang, sehingga dapat diartikan sebagai kewenangan untuk mengatur sendiri atau kewenangan untuk membuat aturan guna mengurus rumah tangga sendiri. Sedangkan daerah adalah kesatuan masyarakat hukum yang mempunyai batas-batas wilayah.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan otonomi ?", "answers": [{"text": "kewenangan untuk mengatur sendiri atau kewenangan untuk membuat aturan guna mengurus rumah tangga sendiri", "start_byte": 434, "limit_byte": 539}]} {"id": "6971481469774548553-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Tolitoli", "passage_text": "Kabupaten Tolitoli atau Toli-Toli adalah salah satu kabupaten di provinsi Sulawesi Tengah, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Tolitoli. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 4.079,6km² dan berpenduduk sebanyak 225.875 Jiwa (2015). Kabupaten Tolitoli sebelumnya bernama Kabupaten Buol Toli-Toli, namun pada tahun 2000 berdasarkan UU No. 51 Tahun 1999, daerah ini dimekarkan menjadi dua kabupaten, yaitu Kabupaten Tolitoli sebagai kabupaten induk dan Kabupaten Buol sebagai kabupaten hasil pemekaran.", "question_text": "Berapakah luas wilayah Tolitoli?", "answers": [{"text": "4.079,6km²", "start_byte": 188, "limit_byte": 199}]} {"id": "-7276674289600804699-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Seljuk", "passage_text": "\nSeljuk (juga disebut Seljuq) atau Turki Seljuk (dalam Bahasa Turki:Selçuklular; dalam Ṣaljūqīyān; dalam Bahasa Arab سلجوق, Saljūq, atau السلاجقة al-Salājiqa) adalah sebuah dinasti Islam yang pernah menguasai Asia Tengah dan Timur Tengah dari abad ke 11 hingga abad ke 14. Mereka mendirikan kekaisaran Islam yang dikenali sebagai Kekaisaran Seljuk Agung. Kekaisaran ini terbentang dari Anatolia hingga ke Rantau Punjab di Asia Selatan. Kekaisaran ini juga adalah sasaran utama Tentara Salib Pertama. Dinasti ini didirikan oleh suku Oghuz Turki yang berasal dari Asia Tengah. Dinasti Seljuk juga menandakan penguasaan Bangsa Turki di Timur Tengah. Pada hari ini, mereka dianggap sebagai pengasas kebudayaan Turki Barat yang ketara di Azerbaijan, Turki dan Turkmenistan dan Seljuk juga dianggap sebagai penaung Kebudayaan Persia.", "question_text": "Dimana letak Turki Seljuk ?", "answers": [{"text": "Anatolia hingga ke Rantau Punjab di Asia Selatan", "start_byte": 408, "limit_byte": 456}]} {"id": "-2491774480015170480-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kawasan Schengen", "passage_text": "Dua puluh dua dari 28 negara anggota Uni Eropa termasuk dalam Kawasan Schengen. Empat negara anggota Uni Eropa seperti Bulgaria, Kroasia, Siprus, dan Rumania tidak masuk ke dalam Kawasan Schengen; walaupun secara hukum tergabung dalam kawasan tersebut, sementara dua lainnya seperti Republik Irlandia dan Inggris tetap bertahan dengan memilih opt-out. Keempat negara anggota Asosiasi Perdagangan Bebas Eropa atau European Free Trade Association (EFTA) yang terdiri dari Islandia, Liechtenstein, Norwegia, dan Swiss; yang bukan anggota Uni Eropa, telah menandatangani kesepakatan terkait dengan Perjanjian Schengen. Selain itu, tiga negara kecil Eropa seperti Monako, San Marino, dan Kota Vatikan secara de facto dianggap sebagai anggota Uni Eropa.", "question_text": "berapa negara kah yang terlibat dalam Kebijakan Perdagangan Bebas Uni Eropa ?", "answers": [{"text": "Dua puluh dua", "start_byte": 0, "limit_byte": 13}]} {"id": "-1054527605839953677-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tarekat", "passage_text": "\nTarekat (Bahasa Arab: طرق, transliterasi: Tariqah) berarti \"jalan\" atau \"metode\", dan mengacu pada aliran kegamaan tasawuf atau sufisme dalam Islam. Ia secara konseptual terkait dengan ḥaqīqah atau \"kebenaran sejati\", yaitu cita-cita ideal yang ingin dicapai oleh para pelaku aliran tersebut. Seorang penuntut ilmu agama akan memulai pendekatannya dengan mempelajari hukum Islam, yaitu praktik eksoteris atau duniawi Islam, dan kemudian berlanjut pada jalan pendekatan mistis keagamaan yang berbentuk ṭarīqah. Melalui praktik spiritual dan bimbingan seorang pemimpin tarekat, calon penghayat tarekat akan berupaya untuk mencapai ḥaqīqah (hakikat, atau kebenaran hakiki).", "question_text": "Apa arti kata Tarekat ?", "answers": [{"text": "\"jalan\" atau \"metode\"", "start_byte": 63, "limit_byte": 84}]} {"id": "-954542885931683301-58", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Korea", "passage_text": "Pada tahun 1897, Dinasti Joseon beralih menjadi Kekaisaran Han Raya dengan Kaisar Gojong sebagai pemimpinnya. Pada tanggal 25 Juli 1905 secara efektif Korea sudah berada dalam wilayah prektorat Jepang dengan paksaan tanpa adanya perjanjian dan persetujuan dari Raja Gojong.", "question_text": "Mengapa Kerajaan Joseon berakhir?", "answers": [{"text": "1897", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "4963645613113737773-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toyotomi Hideyori", "passage_text": "Toyotomi Hideyori(豊臣 秀頼) (29 Agustus 1593) – (4 Juni 1615) adalah bushi zaman Tenshō sampai masa permulaan zaman Edo. Nama kecilnya Hiroimaru. Lahir dari ayah Toyotomi Hideyoshi dan ibu Yodo dono (putri dari Azai Nagamasa). Hideyori mempunyai anak laki-laki bernama Toyotomi Kunimatsu dan anak perempuan bernama Putri Naa.", "question_text": "Siapa ibu Toyotomi Hideyori?", "answers": [{"text": "Yodo dono", "start_byte": 197, "limit_byte": 206}]} {"id": "4450232731358649605-0", "language": "indonesian", "document_title": "Washington, D.C.", "passage_text": "Washington, D.C., secara formal bernama Distrik Columbia dan umumnya disebut Washington, \"the District\", atau D.C. saja, adalah ibu kota Amerika Serikat. Pada tanggal 16 Juli 1790, Kongres Amerika Serikat menyetujui pembentukan distrik khusus untuk digunakan sebagai ibu kota nasional permanen sebagaimana yang diizinkan oleh Konstitusi Amerika Serikat. Distrik ini bukan merupakan bagian dari negara bagian AS manapun dan secara langsung diawasi oleh pemerintah federal.", "question_text": "Di manakah letak Howard University?", "answers": [{"text": "Washington, D.C", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-5627545048482798514-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mujahidin KOMPAK", "passage_text": "Mujahidin KOMPAK atau KOMPAC adalah sebuah organisasi Darul Islam yang berbasis di pulau Sulawesi di Indonesia. Dibentuk pada tahun 1988 dengan tujuan untuk membantu korban konflik dan bencana, kelompok ini telah dikaitkan dengan penyediaan dana untuk organisasi teroris seperti Jemaah Islamiyah serta melakukan serangan terhadap kelompok Kristen setempat. Kelompok ini juga dituduh mengalihkan dana bantuan dari para Muslim arus utama di Australia dan luar negeri untuk mendanai aktivitas teroris.", "question_text": "Apakah tujuan utama dibentuknya Mujahidin KOMPAK?", "answers": [{"text": "membantu korban konflik dan bencana, kelompok ini telah dikaitkan dengan penyediaan dana untuk organisasi teroris seperti Jemaah Islamiyah serta melakukan serangan terhadap kelompok Kristen setempat", "start_byte": 157, "limit_byte": 355}]} {"id": "-2784155143041115316-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mobile Suit Gundam", "passage_text": "Mobile Suit Gundam (機動戦士ガンダム) atau yang lebih dikenal dengan sebutan \"First Gundam\" adalah serial anime mecha yang dibuat oleh Yoshiyuki Tomino serta Hajime Yatake dan diproduksi oleh Sunrise Inc.. Di Jepangnya sendiri, serial ini pertama kali dirilis pada tanggal 7 April 1979 hingga 26 Januari 1980, sepanjang 43 episode. Serial ini kemudian disunting ulang untuk ditayangkan di teater dan akhirnya dibagi menjadi tiga buah film pada tahun 1981. Yang menjadi desainer karakter serial ini adalah Yoshikazu Yasuhiko, sementara desainer mecha-nya adalah Kunio Okawara, termasuk untuk robot utamanya, RX-78-2 Gundam.", "question_text": "siapakah pencipta Gundam?", "answers": [{"text": "Yoshiyuki Tomino serta Hajime Yatak", "start_byte": 143, "limit_byte": 178}]} {"id": "7900149578729538511-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Ada berapa jumlah negara di Uni Eropa?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-3607879878246207838-0", "language": "indonesian", "document_title": "Politik Amerika Serikat", "passage_text": "\nAmerika Serikat adalah sebuah republik konstitusional federal, di mana Presiden (kepala negara dan kepala pemerintahan), Kongres, dan lembaga peradilan berbagi kekuasaan yang melekat pada pemerintah nasional, dan pemerintah federal berbagi kedaulatan dengan pemerintah-pemerintah negara bagian.", "question_text": "Apakah sistem pemerintahan Amerika Serikat?", "answers": [{"text": "republik konstitusional federal", "start_byte": 31, "limit_byte": 62}]} {"id": "9071030538610479944-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pantai Gading", "passage_text": "Pantai Gading (Côte d'Ivoire) adalah sebuah negara di Afrika Barat yang berbatasan dengan Liberia, Guinea, Mali, Burkina Faso, dan Ghana di sebelah barat, utara dan timur serta dengan Teluk Guinea di sebelah selatan. Sebagai salah satu negara termakmur di wilayah tropis Afrika Barat, perkembangan ekonominya telah dikikis oleh kekacauan politik yang ditimbulkan oleh korupsi dan penolakan reformasi", "question_text": "Dimana letak Pantai Gading?", "answers": [{"text": "Afrika Barat", "start_byte": 55, "limit_byte": 67}]} {"id": "-3615031624754564878-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar episode Bleach", "passage_text": "Episode 366, \"Changing History, Unchanging Heart\", yang disiarkan pada 27 Maret 2012 adalah episode terakhir dari Bleach yang disiarkan di TV Tokyo.[3]\nEmpat puluh lima karya musik tema dipakai untuk episode-episode tersebut: Lima belas lagu pembuka dan tiga puluh lagu penutup. Beberapa CD yang berisi musik tema dan rekaman lain dirilis oleh Studio Pierrot.[4] Pada 23 Januari 2013, seluruh 366 episode dirilis oleh Aniplex di Jepang dalam 88 kompilasi DVD.[5] 32 kompilasi DVD dari adaptasi berbahasa Inggris dari anume tersebut dirilis oleh Viz Media,[6][7] dan tujuh set kemasan musim dirilis yang terdiri dari tujuh musim pertama dari anime tersebut.[8][9][10]", "question_text": "berapakah episode anime Bleach?", "answers": [{"text": "366", "start_byte": 393, "limit_byte": 396}]} {"id": "1067966523467053891-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mnet", "passage_text": "Setelah Mnet mulai mengudara bulan Maret 1995, tayangan 24 jam mulai dilakukan bulan Mei tahun berikutnya. Sejak April 1997, Mnet dimiliki konglomerat media CJ Media.", "question_text": "tahun berapakah M.net didirikan?", "answers": [{"text": "1995", "start_byte": 41, "limit_byte": 45}]} {"id": "1727265850672206051-1", "language": "indonesian", "document_title": "Eropa", "passage_text": "Benua ini adalah benua terkecil kedua setelah Australia dengan luas 10.180.000km² sedangkan bila dihitung dari populasinya, benua ini terletak di urutan ketiga dengan populasi terbanyak (di bawah Asia, dan Afrika) dengan 742,5 juta jiwa pada tahun 2013 atau sama dengan seperdelapan penduduk dunia.", "question_text": "Berapa luas wilayah Eropa?", "answers": [{"text": "10.180.000km²", "start_byte": 68, "limit_byte": 82}]} {"id": "-4539385466720341480-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Baru Theotokos", "passage_text": "Gereja selesai dibangun pada tahun 543 dan rusak parah atau hancur selama penaklukan kota itu oleh tentara Persia pada tahun 614. Reruntuhan bangunan itu selanjutnya digunakan sebagai sumber bahan bangunan oleh kaum Umayyah beberapa dekade kemudian.[1]", "question_text": "Kapan Gereja Baru Theotokos didirikan?", "answers": [{"text": "543", "start_byte": 35, "limit_byte": 38}]} {"id": "6168600381675479164-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Nasional Jepang", "passage_text": "Pada 1 Juni 1949, JNR mulai mengoperasikan jaringan rel kereta api se 19,756.8km (12,276.3mi) rel kereta api dengan lebar sepur sempit (1,067mm (3ft6in)) di semua 46 prefektur Jepang (Okinawa, prefektur ke-47, kembali ke dalam administrasi Jepang pada tahun 1972, tetapi tidak ada jalur kereta api milik JNR yang ada di Okinawa). Angka ini diperpanjang menjadi 21,421.1km (13,310.5mi) pada tahun 1981 (tidak termasuk Shinkansen), tetapi kemudian dikurangi hingga menjadi 19,633.6km (12,199.8mi) pada tanggal 31 Maret 1987, hari ketika JNR dibubarkan.", "question_text": "berapakah panjang jalur kereta api di Tokyo?", "answers": [{"text": "19,633.6km", "start_byte": 471, "limit_byte": 481}]} {"id": "8298042462774980166-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aang", "passage_text": "Aang adalah nama salah satu tokoh fiktif dalam serial animasi televisi Nickelodeon berjudul Avatar: The Legend of Aang. Pengisi suaranya adalah Zach Tyler Eisen. Sebagai tokoh utama, Aang selalu muncul dalam episode, kecuali satu, yaitu episode \"Zuko Alone.\" Aang juga muncul dalam media lain, seperti misalnya kartu permainan,[1][2] permainan video,[3][4] T-shirt,[5] dan komik web.[6] Kebanyakan sifat-sifat Aang, seperti misalnya tidak makan daging,[7] diambil dari tradisi agama Buddha dan Tao.[8] Penciptanya ingin Aang tampil sebagai tokoh yang mengalahkan musuh dengan kebijaksanaan dan menjadi pahlawan cerdik.[9]", "question_text": "siapakah karakter utama dalam Avatar: The Legend of aang?", "answers": [{"text": "Aang", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "7097270657883247272-0", "language": "indonesian", "document_title": "Papua", "passage_text": "\n\n\nPapua adalah sebuah provinsi terluas Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Papua atau bagian paling timur wilayah Papua milik Indonesia. Belahan timurnya merupakan negara Papua Nugini. Provinsi Papua dulu mencakup seluruh wilayah Papua Bagian barat, namun sejak tahun 2003 dibagi menjadi dua provinsi dengan bagian timur tetap memakai nama Papua sedangkan bagian baratnya memakai nama Papua Barat.\nPapua memiliki luas 808.105km persegi dan merupakan pulau terbesar kedua di dunia dan terbesar pertama di Indonesia.", "question_text": "Berapa luas Papua?", "answers": [{"text": "808.105km", "start_byte": 430, "limit_byte": 439}]} {"id": "931263035699433906-2", "language": "indonesian", "document_title": "Istano Basa", "passage_text": "Proses pembangunan kembali Istano Basa dilakukan dengan peletakan tunggak tuo (tiang utama) pada 27 Desember 1976 oleh Gubernur Sumatera Barat waktu itu, Harun Zain. Bangunan baru ini tidak didirikan di tapak istana lama, tetapi di lokasi baru di sebelah selatannya.[1]. Pada akhir 1970-an, istana ini telah bisa dikunjungi oleh umum.", "question_text": "Kapan istana pagaruyung dibangun ?", "answers": [{"text": "27 Desember 1976", "start_byte": 97, "limit_byte": 113}]} {"id": "3243275341821252527-14", "language": "indonesian", "document_title": "Lebanon", "passage_text": "\nLebanon adalah sebuah republik demokratis parlementer, yang memberlakukan sebuah sistem khusus yang dikenal sebagai konfesionalisme.[19] Sistem ini, yang dimaksudkan untuk menjamin bahwa konflik sektarian akan dapat dihindari, berupaya untuk secara adil mewakili distribusi demografis aliran-aliran keagamaan dalam pemerintahan. Karena itu, jabatan-jabatan tinggi dalam pemerintahan disediakan untuk anggota-anggota kelompok-kelompok keagamaan tertentu. Misalnya, Presiden Lebanon, haruslah seorang Kristen Katolik Maronit, Perdana Menteri seorang Muslim Sunni, Wakil Perdana Menteri seorang Kristen Ortodoks, dan Ketua Parlemen seorang Muslim Syi'ah.[20][21] Pembagian ini merupakan hasil dari persetujuan tidak tertulis tahun 1943 antara Presiden (Maronit) dan Perdana Menteri waktu itu (Sunni) dan baru diformalkan dengan konstitusi pada tahun 1990.", "question_text": "Apa sistem pemerintahan yang digunakan di Libanon?", "answers": [{"text": "republik demokratis parlementer", "start_byte": 23, "limit_byte": 54}]} {"id": "-4489399822951801248-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ushio to Tora", "passage_text": "Ushio to Tora (bahasa Jepang: うしおととら, romanisasi: Ushio to Tora) adalah sebuah serial manga supernatural yang ditulis dan digambar oleh Kazuhiro Fujita. Manga ini pertama kali dipublikasikan di sebuah majalah yang terbit mingguan di Jepang, yaitu majalah Shōnen Sunday pada tahun 1990. Kemudian penerbit Shōgakukan menerbitkan manga ini dari tahun 1990 sampai dengan tahun 1996 sebanyak 33 volume[1].", "question_text": "Siapakah yang memproduksi serial Supernatural ?", "answers": [{"text": "Kazuhiro Fujita", "start_byte": 148, "limit_byte": 163}]} {"id": "-6288952042809472869-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mike Tyson", "passage_text": "Michael Gerard Tyson alias Malik Abdul Aziz (lahir 30 Juni 1966, New York City, Amerika Serikat) adalah petinju profesional dan mantan juara kelas berat. Kariernya yang sangat menjanjikan terhambat oleh berbagai kasus kriminal. Julukan Mike Tyson secara internasional adalah \"Iron Mike\", merujuk pada postur tubuhnya yang kuat bagaikan besi. Beberapa media massa yang lain lebih suka menyebutnya sebagai \"The Baddest Man on Earth\", yang merujuk pada perangainya yang buruk, baik di dalam maupun di luar ring tinju. Sedangkan pers Indonesia lebih senang menyebut Tyson sebagai \"Si Leher Beton\" merujuk pada lingkaran leher Tyson pada masa jayanya yang ekstra besar dari ukuran normal, dan tampak begitu kokoh.", "question_text": "kapan Michael Gerard Tyson lahir ?", "answers": [{"text": "30 Juni 1966", "start_byte": 51, "limit_byte": 63}]} {"id": "1961864521765421563-1", "language": "indonesian", "document_title": "Detektif Conan", "passage_text": "\n\nDetektif Conan(名探偵コナン,Meitantei Konan) adalah sebuah serial manga detektif yang ditulis dan digambar oleh Gōshō Aoyama. Sejak tahun 1994 cerita ini dipublikasikan pada majalah Mingguan Shōnen Sunday yang terbit di Jepang. Serial ini menceritakan tentang Shinichi Kudo, seorang detektif sekolah menengah atas, yang tubuhnya mengecil akibat sebuah racun.", "question_text": "Siapakah yang menulis Detektif Conan?", "answers": [{"text": "Gōshō Aoyama", "start_byte": 120, "limit_byte": 134}]} {"id": "-2559459524841246086-2", "language": "indonesian", "document_title": "Paleolitikum", "passage_text": "Peninggalan yang ditemukan antara lain berupa peralatan batu seperti flakes (alat penyerpih berfungsi misalnya untuk mengupas, menguliti), chopper (kapak genggam/alat penetak), selain itu terdapat pula peralatan dari tulang.", "question_text": "Apakah salah satu peninggalan besar era Paleolitikum ?", "answers": [{"text": "flakes (alat penyerpih berfungsi misalnya untuk mengupas, menguliti), chopper (kapak genggam/alat penetak), selain itu terdapat pula peralatan dari tulang", "start_byte": 69, "limit_byte": 223}]} {"id": "6232622548956102369-10", "language": "indonesian", "document_title": "Devisa", "passage_text": "Devisa negara adalah devisa yang dimiliki oleh pemerintah yang ditatausahakan dalam dana devisa.", "question_text": "Apa yang dimaksud devisa negara?", "answers": [{"text": "dimiliki oleh pemerintah yang ditatausahakan dalam dana devisa", "start_byte": 33, "limit_byte": 95}]} {"id": "3729667736221810738-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jurnalisme daring", "passage_text": "Jurnalisme daring berasal dari gabungan kata \"jurnalisme\", yang memiliki makna penyajian informasi dan fakta secara luas melalui media massa kepada publik, dan kata \"daring\", yang merupakan bentuk singkatan dari kata \"dalam jaringan\" (online), yang dapat diartikan sebagai segala sesuatu yang berhubungan dengan teknologi dan media internet. Dengan demikian, jurnalisme daring adalah sebuah metode baru penyajian informasi dan fakta dengan menggunakan bantuan atau perantara teknologi internet. Salah satu contoh dari perwujudan jurnalisme daring adalah weblog, atau yang sering disebut sebagai blog.", "question_text": "Apakah kepanjangan dari daring ?", "answers": [{"text": "dalam jaringan", "start_byte": 218, "limit_byte": 232}]} {"id": "-492985871025426455-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Jambi", "passage_text": "Kota Jambi (Melayu: Jawi كوتا جمبي) adalah sebuah kota di Indonesia sekaligus merupakan ibu kota dari Provinsi Jambi, Indonesia. Kota Jambi dibelah oleh sungai yang bernama Batanghari, kedua kawasan tersebut terhubung oleh jembatan yang bernama jembatan Aur Duri. Kota Jambi memiliki luas sekitar 205,38km² dengan penduduknya berjumlah 610.854 jiwa (2018).", "question_text": "berapakah luas Jambi ?", "answers": [{"text": "205,38km²", "start_byte": 305, "limit_byte": 315}]} {"id": "-6544119195975647130-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Tengah", "passage_text": "Jawa Tengah (disingkat Jateng) adalah sebuah provinsi Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Jawa. Ibu kotanya adalah Semarang. Provinsi ini berbatasan dengan Provinsi Jawa Barat di sebelah barat, Samudra Hindia dan Daerah Istimewa Yogyakarta di sebelah selatan, Jawa Timur di sebelah timur, dan Laut Jawa di sebelah utara. Luas wilayahnya 32.548km², atau sekitar 28,94% dari luas pulau Jawa. Provinsi Jawa Tengah juga meliputi Pulau Nusakambangan di sebelah selatan (dekat dengan perbatasan Jawa Barat), serta Kepulauan Karimun Jawa di Laut Jawa.", "question_text": "berapakah luas provinsi Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "32.548km²", "start_byte": 348, "limit_byte": 358}]} {"id": "-6556340059664298462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekologi", "passage_text": "\n\nEkologi adalah ilmu yang mempelajari interaksi antara organisme dengan lingkungannya dan yang lainnya. Berasal dari kata Yunani oikos (\"habitat\") dan logos (\"ilmu\"). Ekologi diartikan sebagai ilmu yang mempelajari baik interaksi antar makhluk hidup maupun interaksi antara makhluk hidup dan lingkungannya. Istilah ekologi pertama kali dikemukakan oleh Ernst Haeckel (1834 - 1914).[1] Dalam ekologi, makhluk hidup dipelajari sebagai kesatuan atau sistem dengan lingkungannya.", "question_text": "siapakah pencetus ilmu Ekologi?", "answers": [{"text": "Ernst Haeckel", "start_byte": 354, "limit_byte": 367}]} {"id": "3720310405288965670-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sarekat Islam", "passage_text": "Syarikat Islam (disingkat SI), atau Sarekat Islam, dahulu bernama Sarekat Dagang Islam (disingkat SDI) didirikan pada tanggal 16 Oktober 1905 oleh Haji Samanhudi. SDI merupakan organisasi yang pertama kali lahir di Indonesia, pada awalnya Organisasi yang dibentuk oleh Haji Samanhudi dan kawan-kawan ini adalah perkumpulan pedagang-pedagang Islam yang menentang politik Belanda memberi keleluasaan masuknya pedagang asing untuk menguasai komplar ekonomi rakyat pada masa itu. Pada kongres pertama SDI di Solo tahun 1906, namanya ditukar menjadi Sarikat Islam. Pada tanggal 10 September 1912 berkat keadaan politik dan sosial pada masa tersebut HOS Tjokroaminoto menghadap notaris B. ter Kuile di Solo untuk membuat Sarikat Islam sebagai Badan Hukum dengan Anggaran Dasar SI yang baru, kemudian mendapatkan pengakuan dan disahkan oleh Pemerintah Belanda pada tanggal 14 September 1912. Hos Tjokroaminoto mengubah yuridiksi SDI lebih luas yang dulunya hanya mencakupi permasalahan ekonomi dan sosial. kearah politik dan Agama untuk menyumbangkan semangat perjuangan islam dalam semangat juang rakyat terhadap kolonialisme dan imperialisme pada masa tersebut. Selanjutnya karena perkembangan politik dan sosial SI bermetamorfosis menjadi organisasi pergerakan yang telah beberapa kali berganti nama yaitu Central Sarekat Islam (disingkat CSI) tahun 1916, Partai Sarekat Islam (PSI) tahun 1920, Partai Sarekat Islam Hindia Timur (PSIHT) tahun 1923, Partai Syarikat Islam Indonesia (PSII) tahun 1929, Syarikat Islam (PSII) tahun 1973, dan pada Majlis Tahkim (kongres nasional) ke-35 di Garut tahun 2003,namanya diganti menjadi Syarikat Islam (disingkat SI). Sejak kongres tersebut eksistensi dan pergerakan Syarikat Islam yang masih ada dan tetap bertahan hingga sekarang disebut Syarikat Islam. Sejak Majlis Tahkim ke-40 di Bandung pada tahun 2015 telah mengukuhkan Dr. Hamdan Zoelva, SH., MH. sebagai Ketua Umum Laznah Tanfidziyah. Melalui keputusan tertinggi organisasi tersebut, Syarikat Islam kembali ke khittahnya sebagai gerakan dakwah ekonomi.", "question_text": "Apakah latar belakang dibentuknya Sarekat Dagang Islam?", "answers": [{"text": "menentang politik Belanda memberi keleluasaan masuknya pedagang asing untuk menguasai komplar ekonomi rakyat pada masa itu", "start_byte": 352, "limit_byte": 474}]} {"id": "1985090631462935326-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dihidroksilasi asimetris Sharpless", "passage_text": "Dihidroksilasi asimetris Sharpless (disebut juga dengan bishidroksilasi Sharpless) adalah reaksi kimia alkena dengan osmium tetroksida dengan keberadaan ligan khiral kuinina untuk membentuk suatu diol visinal.[1][2][3]", "question_text": "Apakah kegunaan Dihidroksilasi asimetris Sharpless?", "answers": [{"text": "untuk membentuk suatu diol visinal", "start_byte": 174, "limit_byte": 208}]} {"id": "-3304815115302226754-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Rwanda", "passage_text": "Bendera Rwanda diadopsi tanggal 25 Oktober 2001. Bendera triwarna horisontal ini memiliki warna biru-kuning-hijau dengan gambar matahari kuning di pojok kanan atas bendera. Strip biru mewakili kebahagiaan dan kedamaian, kuning melambangkan pembangunan ekonomi, dan hijau melambangkan harapan kemakmuran. Matahari merupakan pencerahan. Bendera ini didesain oleh Alphonse Kirimobenecyo.", "question_text": "Apa warna bendera Republik Bosnia?", "answers": [{"text": "biru-kuning-hijau", "start_byte": 96, "limit_byte": 113}]} {"id": "2078606146680609624-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ilmu ekonomi", "passage_text": "Adam Smith sering disebut sebagai yang pertama mengembangkan ilmu ekonomi pada abad 18 sebagai satu cabang tersendiri dalam ilmu pengetahuan. Melalui karya besarnya , Smith mencoba mencari tahu sejarah perkembangan negara-negara di Eropa. Sebagai seorang ekonom, Smith tidak melupakan akar moralitasnya terutama yang tertuang dalam . Perkembangan sejarah pemikiran ekonomi kemudian berlanjut dengan menghasilkan tokoh-tokoh seperti Alfred Marshall, J.M. Keynes, Karl Marx, hingga peraih hadiah Nobel bidang Ekonomi tahun 2006, Edmund Phelps.", "question_text": "Kapan ilmu ekonomi ditemukan ?", "answers": [{"text": "abad 18", "start_byte": 79, "limit_byte": 86}]} {"id": "6880860095687710629-68", "language": "indonesian", "document_title": "Konstantinus Agung", "passage_text": "Setelah wafatnya, jenazah Konstantinus dipindahkan ke Konstantinopel dan dimakamkan di Gereja Rasul Suci di sana.[273] Ia digantikan oleh ketiga putranya dari Fausta, yaitu Konstantinus II, Konstantius II, dan Konstans. Sejumlah kerabatnya dibunuh oleh para pengikut Konstantius, khususnya keponakan-keponakan Konstantinus yang bernama Dalmatius (yang berpangkat Caesar) dan Hannibalianus, diduga untuk menghilangkan potensi saingan dalam suatu suksesi yang sudah cukup kompleks. Ia juga memiliki dua putri, Konstantina dan Helena, istri Kaisar Yulianus.[274]", "question_text": "siapakah penerus Konstantinus Agung?", "answers": [{"text": "Konstantinus II, Konstantius II, dan Konstans", "start_byte": 173, "limit_byte": 218}]} {"id": "6170749355352168800-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kebumen", "passage_text": "\nKabupaten Kebumen mempunyai luas wilayah sebesar 158.111, 50 ha atau 1.581, 11 km² dengan kondisi beberapa wilayah merupakan daerah pantai dan pegunungan, namun sebagian besar merupakan dataran rendah.", "question_text": "berapakah luas kota Kebumen?", "answers": [{"text": "158.111, 50 ha", "start_byte": 50, "limit_byte": 64}]} {"id": "-3250364103215028681-6", "language": "indonesian", "document_title": "Undur-undur", "passage_text": "Undur-undur mengalami metamorfosis sempurna: telur, larva, kepompong, dan dewasa. Perkembangan undur-undur dimulai ketika betina meletakkan telurnya di dalam tanah berpasir dengan cara mengetuk-ngetuk abdomennya ke dalam tanah dan mengeluarkan telur-telurnya di sana. Di dalam tangkapan, undur-undur betina bisa mengeluarkan telur hingga 20 butir sekali bertelur dan biasanya ia memilih pasir yang bersuhu hangat. Kadang-kadang, undur-undur betina yang sedang menaruh telur di atas pasir tertangkap oleh larva undur-undur lain yang kebetulan membuat jebakan yang berdekatan dengan tempatnya bertelur.[3]", "question_text": "Dimanakah habitat Undur-undur?", "answers": [{"text": "tanah berpasir", "start_byte": 158, "limit_byte": 172}]} {"id": "7715886737181367502-38", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Secara administratif pulau Jawa terdiri atas enam provinsi:", "question_text": "Berapa provinsi yang berada di pulau Jawa ?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 45, "limit_byte": 49}]} {"id": "-7483340142045387553-115", "language": "indonesian", "document_title": "Martin Luther", "passage_text": "Suatu serangan stroke menghentikan ucapan Luther ketika itu, dan ia wafat tidak lama kemudian pada pukul 2:45 tanggal 18 Februari 1546, dalam usianya yang ke-62, di Eisleben, kota kelahirannya. Ia dimakamkan di Gereja Kastel (Schlosskirche), Wittenberg, di bawah mimbar gereja itu.[252] Upacara pemakaman dibawakan oleh teman-temannya, Johannes Bugenhagen dan Philipp Melanchthon.[253] Setahun kemudian, pasukan dari salah satu seteru Luther, Kaisar Romawi Suci Karl V, memasuki kota tersebut, namun diperintahkan oleh sang kaisar untuk tidak mengusik makamnya.[253]", "question_text": "apakah penyebab kematian Martin Luther?", "answers": [{"text": "stroke", "start_byte": 15, "limit_byte": 21}]} {"id": "4633435842866180027-0", "language": "indonesian", "document_title": "Linguatronik", "passage_text": "Linguatronik adalah sistem yang dilengkapi dengan GPS untuk menunjukkan alamat tertentu dan juga memungkinkan kita untuk berkomunikasi dengan sistem linguatronik ini. Sistem ini mulai ditemukan dan dikembangkan sejak 20 tahun silam dan untuk era sekarang ini dapat ditemukan di mobil Mercedes Benz S-class versi terbaru.", "question_text": "Alat apa yang menggunakan sistem Linguatronik?", "answers": [{"text": "Mercedes Benz S-class", "start_byte": 284, "limit_byte": 305}]} {"id": "-6184109221481389374-7", "language": "indonesian", "document_title": "Asmara Nababan", "passage_text": "Pada 7 juni 1993, Presiden Soeharto membentuk Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM), melalui mantan Jaksa Agung Ali Said SH memilih sejumlah orang untuk diangkat menjadi anggota Komnas HAM, salah satunya Asmara Nababan yang dipilih.[2] Tahun 1994 Asmara Nababan medapat tugas ke Aceh untuk membebaskan 11 anggota Gerakan Aceh Merdeka (GAM) yang ditahan, kemudian pada 1998 Asmara kembali mendatangi aceh, di sana Asmara dan kawan-kawan mengungkap dan membongkar sebuah kuburan massal yang diyakini sebagai korban selama Aceh menjadi Daerah Operasi Militer (DOM, 1989-1998). Hal tersebut memicu ketegangan antara Komnas HAM denga Pemerintah saat itu.[2]", "question_text": "Kapan Asmara Nababan menjadi anggota Komnas HAM?", "answers": [{"text": "7 juni 1993", "start_byte": 5, "limit_byte": 16}]} {"id": "2250412734651969805-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Perkemahan Blasteran", "passage_text": "Perseus \"Percy\" Jackson adalah karakter protagonis utama dalam serial Percy Jackson & Dewa-Dewi Olympia dan The Heroes of Olympus. Dia juga adalah narator pada serial pertama karena format buku yang menggunakan sudut pandang orang pertama. Percy adalah putra dewa laut, pengguncang bumi, bapak bangsa kuda dan kuda Yunani, Poseidon, yang memberikannya kendali atas air, menyebabkan gempa bumi kecil, dan kemampuan berbicara dengan kuda. Karena para dewa Tiga Besar telah berjanji demi sungai Styx untuk tidak mempunyai anak supaya tidak memenuhi Ramalan Besar Olympus, kelahiran Percy menjadi pelanggaran besar aturan tersebut. Hal ini membuatnya masuk ke berbagai petualangan dan kejadian yang berbahaya bersama teman-temannya. Seiring berjalannya waktu, Percy akhirnya jatuh cinta dan mulai berpacaran dengan Annabeth Chase. Percy berusia 12-17 tahun seiring laju novel dan dideskripsikan mempunyai rupa sangat tampan dengan rambut hitam seperti ayahnya serta mata hijau laut. Latihan di perkemahan juga membuat tubuh Percy yang awalnya kurus menjadi atletis dan berotot. Awalnya disebutkan mempunyai tinggi badan yang rendah, di buku Dewa Olympia Terakhir, Percy menyebutkan dia \"akhirnya lebih tinggi dari Annabeth\". Dalam film, Percy diperankan oleh Logan Lerman.", "question_text": "Siapa tokoh utama dalam kisah Percy Jackson & Dewa-Dewi Olympia?", "answers": [{"text": "Perseus \"Percy\" Jackson", "start_byte": 0, "limit_byte": 23}]} {"id": "-4659929589427888507-0", "language": "indonesian", "document_title": "Grand Theft Auto 2", "passage_text": "Grand Theft Auto 2 (seringkali disebut GTA2) adalah sebuah permainan video yang dirilis pada tanggal 25 Oktober 1999, oleh developer DMA Design (sekarang bernama Rockstar North); yang bisa dimainkan menggunakan Windows dan PlayStation. Permainan ini juga kemudian diprogram untuk dapat dimainkan oleh konsol Dreamcast dan Game Boy Color. Ini adalah sekuel dari Grand Theft Auto yang laris pada tahun 1997. Versi PC dan Dreamcast pada GTA2 diberi rating M atau Dewasa oleh ESRB. Bahasa yang kasar dan kekerasan dikurangi pada versi PlayStation dan Game Boy Color yang nantinya diratingkan T atau Remaja.[1] Rockstar sekarang menawarkan versi PC untuk permainan ini sebagai registerware yang bisa didapatkan di internet.[2]\nGTA2 adalah sebuah sekuel lanjutan dari Grand Theft Auto dan dilanjutkan oleh sekuel GTA selanjutnya, Grand Theft Auto III.", "question_text": "Siapa yang membuat permainan Grand Theft Auto 2?", "answers": [{"text": "DMA Design", "start_byte": 133, "limit_byte": 143}]} {"id": "-1099922667517358896-0", "language": "indonesian", "document_title": "Emma Watson", "passage_text": "Emma Watson (Emma Charlotte Duerre Watson, ) adalah seorang aktris dan model yang berasal dari Inggris. Watson terkenal karena memerankan karakter Hermione Granger dalam film seri Harry Potter sejak berusia sembilan tahun. Sebelumnya, ia hanya pernah berakting dalam beberapa pementasan drama di sekolahnya.[2] Dari tahun 2001 hingga 2011, Watson membintangi semua film-film Harry Potter, bersama dengan Daniel Radcliffe dan Rupert Grint.[3] Atas perannya ini, Watson telah menerima berbagai jenis penghargaan dan meraup penghasilan lebih dari £10million.[4] Watson merintis debut permodelannya bersama rumah mode Burberry pada tahun 2009.", "question_text": "Siapakah yang memerankan tokoh Hermione dalam film Harry Potter ?", "answers": [{"text": "Emma Watson", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-5351952099847889342-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dorothy Dell", "passage_text": "Dorothy Dell (30 Januari 1915 – 8 Juni 1934) adalah seorang aktris film Amerika Serikat. Ia paling diingat karena hidupnya yang singkat dan berakhir tragis. Kematiannya dalam sebuah kecelakaan mobil pada usia 19 tahun mengahiri yang tampaknya merupakan karier Hollywoodnya yang menjanjikan.", "question_text": "Kapan Dorothy Dell lahir?", "answers": [{"text": "30 Januari 1915", "start_byte": 14, "limit_byte": 29}]} {"id": "5655334273032144791-18", "language": "indonesian", "document_title": "Timor Leste", "passage_text": "\nSejak kemerdekaan Timor Leste pada tahun 2002, setelah sejak tahun 1999 di bawah pemerintahan transisi PBB, berdasarkan konstitusi Timor Leste memiliki 2 bahasa resmi yaitu Bahasa Tetun dan Bahasa Portugis. Selain itu dalam konstitusi disebutkan pula bahwa Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia dijadikan bahasa kerja.[14] Dalam praktik keseharian, masyarakat banyak menggunakan bahasa Tetun Portugis sebagai bahasa ucap. Sementara bahasa Indonesia banyak dipakai untuk menulis. Misalnya anak sekolah di tingkat SMA masih menggunakan bahasa Indonesia untuk ujian akhir. Banyak mahasiswa dan dosen lebih memilih menggunakan bahasa Indonesia sebagai bahasa pengantar dan menulis karangan ilmiah. Selain itu terdapat pula belasan bahasa daerah, diantaranya: Bekais, Bunak, Dawan, Fataluku, Galoli, Habun, Idalaka, Kawaimina, Kemak, Lovaia, Makalero, Makasai, Mambai, Tokodede, dan Wetarese.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan mayoritas penduduk Timur Leste?", "answers": [{"text": "Bahasa Tetun dan Bahasa Portugis", "start_byte": 174, "limit_byte": 206}]} {"id": "2339661768762975362-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa (Hanacaraka: ꧋ꦗꦮ꧉ (Jawa: Jåwå), Jawi: جاوا, Pegon: جاوه, Tionghoa: 爪哇, Arab: جاوة, Hindi: जावा, Tamil: ஜாவா, Sunda: ᮏᮝ, Madura: Jhâbâh, Bali: ᬚᬯ) adalah sebuah pulau di Indonesia dan merupakan terluas ke-13 di dunia. Dengan jumlah penduduk sekitar hampir 160 juta, pulau ini berpenduduk terbanyak di dunia dan merupakan salah satu tempat terpadat di dunia. Meskipun hanya menempati urutan terluas ke-5, Pulau Jawa dihuni oleh 60% penduduk Indonesia. Angka ini turun jika di bandingkan sensus penduduk tahun 1905 yang mencapai 80,6% dari seluruh penduduk Indonesia penurunan penduduk di Pulau Jawa secara persentase di akibatkan perpindahan penduduk (transmigrasi) dari pulau Jawa ke seluruh Indonesia. Ibu kota Indonesia, Jakarta, terletak di Jawa bagian Barat Laut (tepatnya di ujung paling barat Jalur Pantura).", "question_text": "berapakah luas Pulau Jawa?", "answers": [{"text": "160 juta", "start_byte": 312, "limit_byte": 320}]} {"id": "-1798769716277697249-1", "language": "indonesian", "document_title": "DVD", "passage_text": "\nDVD adalah cakram padat yang dapat digunakan untuk menyimpan data, termasuk film dengan kualitas video dan audio yang lebih baik dari kualitas VCD. \"DVD\" pada awalnya adalah singkatan dari digital video disc, namun beberapa pihak ingin agar kepanjangannya diganti menjadi digital versatile disc (cakram serba guna digital) agar jelas bahwa format ini bukan hanya untuk video saja. Karena konsensus antara kedua pihak ini tidak dapat dicapai, sekarang nama resminya adalah \"DVD\" saja, dan huruf-huruf tersebut secara \"resmi\" bukan singkatan dari apapun.", "question_text": "Apa itu DVD ?", "answers": [{"text": "cakram padat yang dapat digunakan untuk menyimpan data", "start_byte": 12, "limit_byte": 66}]} {"id": "2774258895258023381-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kota Malang", "passage_text": "Berikut ini adalah daftar kecamatan dan kelurahan di kota Malang, Jawa Timur, Indonesia ditambah jumlah penduduk menurut sensus 2010 dengan kode pos 65111 hingga 65149. Pada tahun 2010, jumlah penduduk lima kecamatan kota Malang adalah 820.243 jiwa dengan rasio seks 97. Kepadatan penduduknya adalah 5.646 jiwa/km². Kota Malang terdiri dari 5 kecamatan dan 57 kelurahan (dari total 666 kecamatan, 777 kelurahan, dan 7.724 desa di Jawa Timur). Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 834.545 jiwa dengan luas wilayah 145,28 km² dan sebaran penduduk 5.744 jiwa/km².[1]", "question_text": "Berapakah jumlah Desa di kota Malang?", "answers": [{"text": "7.724", "start_byte": 417, "limit_byte": 422}]} {"id": "-878669988717681586-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iriana", "passage_text": "Hj. Iriana atau juga dikenal dengan Ibu Iriana Joko Widodo () adalah Ibu Negara Indonesia saat ini yang menjabat sejak 20 Oktober 2014. Ia adalah istri dari Presiden Indonesia ketujuh, Ir. H. Joko Widodo.", "question_text": "siapakah isteri Joko Widodo?", "answers": [{"text": "Hj. Iriana", "start_byte": 0, "limit_byte": 10}]} {"id": "7143849737922050418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kampanye Gurun Barat", "passage_text": "Kampanye Gurun Barat atau Perang Gurun, terjadi di Gurun Barat Mesir dan Libya dan merupakan sebuah teater di Kampanye Afrika Utara saat Perang Dunia Kedua. Kampanye tersebut dimulai pada September 1940, dengan invasi Italia ke Mesir.", "question_text": "Apa itu Kampanye Gurun Barat?", "answers": [{"text": "sebuah teater di Kampanye Afrika Utara saat Perang Dunia Kedua", "start_byte": 93, "limit_byte": 155}]} {"id": "5515372143246474447-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Kongo", "passage_text": "Sungai Kongo (juga disebut Sungai Zaire) adalah sungai terbesar di Afrika Tengah bagian Barat. Sungai ini memiliki panjang sekitar 4.700 km, menjadikannya sebagai sungai terbesar kedua di Afrika (setelah sungai Nil). Sungai ini mengalir melalui hutan hujan terbesar di dunia,[1]. Nama Kongo berasal dari Kerajaan Kongo. Dari tahun 1971 sampai 1997, pemerintah Zaire menyebutnya Sungai Zaire.", "question_text": "Apakah nama lain dari Sungai Kongo?", "answers": [{"text": "Sungai Zaire", "start_byte": 27, "limit_byte": 39}]} {"id": "4678563842186633351-30", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Tengah", "passage_text": "Mayoritas penduduk Jawa Tengah adalah Suku Jawa. Jawa Tengah dikenal sebagai pusat budaya Jawa, di mana di kota Surakarta dan Yogyakarta terdapat pusat istana kerajaan Jawa yang masih berdiri hingga kini.", "question_text": "Apa suku asli penduduk Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "Suku Jawa", "start_byte": 38, "limit_byte": 47}]} {"id": "30827714913770735-0", "language": "indonesian", "document_title": "Charles Babbage", "passage_text": "Charles Babbage () adalah seorang matematikawan asal Inggris yang pertama kali mengemukakan gagasan tentang komputer yang dapat diprogram. Sebagian dari mesin yang dikembangkannya, namun tidak selesai. Sekarang dapat dilihat di Museum Sains London. Pada tahun 1991, dengan menggunakan rencana asli dari Babbage, sebuah mesin diferensial dikembangkan dan mesin ini dapat berfungsi secara sempurna, yang membuktikan bahwa gagasan Babbage tentang mesin ini memang dapat diimplementasikan.", "question_text": "Siapa yang menemukan Komputer?", "answers": [{"text": "Charles Babbage", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "4168491615341116290-1", "language": "indonesian", "document_title": "Donald Trump", "passage_text": "Sejak 1971, ia memimpin The Trump Organization, perusahaan induk utama untuk semua usaha properti dan kepentingan bisnis lain miliknya. Sepanjang karier bisnisnya, Trump telah membangun gedung perkantoran, hotel, kasino, lapangan golf, dan fasilitas bermerek lainnya di seluruh dunia. Ia terpilih sebagai presiden Amerika Serikat ke-45 pada pilpres 2016 dari Partai Republik; ia mengalahkan calon dari Partai Demokrat, Hillary Clinton. Ia dilantik pada tanggal 20 Januari 2017.", "question_text": "Dari partai apakah Donald Trump berasal ?", "answers": [{"text": "Partai Republik", "start_byte": 359, "limit_byte": 374}]} {"id": "5311393567474717829-7", "language": "indonesian", "document_title": "Operasi Starvation", "passage_text": "Operasi Starvation dimulai pada tanggal 27 Maret 1945, dengan berangkatnya 105 B-29 dari 313th Wing untuk menebar ranjau di Selat Shimonoseki. Selat ini dipilih menjadi titik penebaran pertama karena selat ini adalah satu-satunya jalan keluar dari Laut pedalaman Jepang di barat, dan menjadi rute ke Outer Zone Jepang yang relatif aman dari serangan kapal selam dan pesawat Sekutu. Penebaran ranjau kembali dilakukan dengan 94 pesawat pada tanggal 30 Maret. Dengan penutupan selat ini, armada Jepang tidak dapat membantu teman-teman mereka di Okinawa yang sedang menghadapi serangan AS (Operasi Iceberg). Mereka yang berada di Kure harus melewati Selat Bungo dan Selat Kii sehingga menjadi sasaran empuk armada USN, dan ini termasuk gugus tugas superbattleship Yamato. Jumlah perkapalan yang berani melewati Shimonoseki turun sebesar 25% dari angka normal.", "question_text": "Di rute perairan mana Operasi Starvation dilakukan?", "answers": [{"text": "Selat Shimonoseki", "start_byte": 124, "limit_byte": 141}]} {"id": "6180117967057747700-0", "language": "indonesian", "document_title": "Institut Agama Islam Negeri", "passage_text": "Institut Agama Islam negeri (IAIN) adalah bentuk perguruan tinggi Islam negeri di Indonesia yang menyelenggarakan pendidikan akademik dalam disiplin ilmu keaagaman Islam. IAIN merupakan salah satu bentuk perguruan tinggi Islam negeri selain universitas Islam negeri (UIN) dan sekolah tinggi agama Islam negeri (STAIN).", "question_text": "Apakah kepanjangan dari IAIN?", "answers": [{"text": "Institut Agama Islam negeri", "start_byte": 0, "limit_byte": 27}]} {"id": "6627155536224675983-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ramayana", "passage_text": "\n\nRamayana (dari bahasa Sanskerta: रामायण, Rāmâyaṇa; yang berasal dari kata Rāma dan Ayaṇa yang berarti \"Perjalanan Rama\") adalah sebuah cerita/kisah kepahlawanan dari India yang digubah oleh Walmiki (Valmiki) atau Balmiki dari cerita Dewi Sita. Cerita epos lainnya adalah Mahabharata.", "question_text": "Dari mana kisah Ramayana berasal ?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 187, "limit_byte": 192}]} {"id": "-5819919854148534558-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "berapakah jumlah negara yang tergabung dalam Uni Eropa?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-7327034180234823834-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Tassafaronga", "passage_text": "\nPertempuran Tassafaronga, kadang-kadang disebut Pertempuran Pulau Savo Keempat atau menurut sumber Jepang sebagai Pertempuran Malam Laut Lunga(ルンガ沖夜戦,Lunga Oki Yasen) adalah pertempuran laut yang berlangsung pada malam hari tanggal 30 November 1942 antara Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan Laut Kekaisaran Jepang sehubungan dengan kampanye Guadalkanal. Pertempuran terjadi di Ironbottom Sound dekat kawasan Tanjung Tassafaronga di Guadalkanal.", "question_text": "Kapan Pertempuran Tassafaronga terjadi ?", "answers": [{"text": "malam hari tanggal 30 November 1942", "start_byte": 226, "limit_byte": 261}]} {"id": "8429092695306116084-12", "language": "indonesian", "document_title": "Napoleon Bonaparte", "passage_text": "Kekalahan yang mengakhiri kariernya sebagai Kaisar Perancis setelah melarikan diri dari Pulau Elba dan memerintah kembali di Perancis selama 100 hari adalah kekalahan di Waterloo ketika berhadapan dengan kekuatan Inggris yang dipimpin Duke of Wellington, Belanda oleh Pangeran van Oranje dan Prusia yang dipimpin oleh General Blücher serta persenjataan baru hasil temuan Jenderal Shrapnel dari Inggris, yang mengakibatkan dia dibuang ke Pulau Saint Helena sampai wafatnya.", "question_text": "Berapa lama Napoleon Bonaparte memerintah Prancis ?", "answers": [{"text": "100 hari", "start_byte": 141, "limit_byte": 149}]} {"id": "-8323919902920207982-1", "language": "indonesian", "document_title": "Prajadhipok", "passage_text": "Somdet Chaofa Prajadhipok Sakdidej (Thai: สมเด็จเจ้าฟ้าประชาธิปกศักดิเดชน์) dilahirkan pada tanggal 8 November 1893 di Bangkok, bagi Raja Chulalongkorn dan salah satu istrinya, Ratu Saovabha. Pangeran Prajadhipok adalah anak termuda pasangan Raja dan Ratu, serta anak ke-76 dari total 77 anak Chulalongkorn. Prajadhipok juga merupakan putra ke-33 dan yang termuda Chulalongkorn.[1]", "question_text": "Kapan Raja Prajadhipok lahir?", "answers": [{"text": "8 November 1893", "start_byte": 164, "limit_byte": 179}]} {"id": "-3686301492142037634-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kejuaraan Dunia Antarklub FIFA 2005", "passage_text": "Sao Paulo FC dari Brasil, yang merupakan pemenang Piala Libertadores 2005 keluar sebagai pemenang edisi ini, setelah mengalahkan tim Inggris, Liverpool FC yang merupakan pemenang Liga Champions UEFA 2004–2005 pada pertandingan final dengan skor 1–0, melalui gol tunggal Mineiro di Stadion Internasional Yokohama, Yokohama. Sementara itu, Deportivo Saprissa dari Kosta Rika, yang merupakan pemenang Kejuaraan Piala CONCACAF 2005 meraih juara ketiga, setelah mengalahkan tim Arab Saudi, Al Ittihad, yang merupakan pemenang Liga Champions AFC 2005 pada pertandingan perebutan tempat ketiga di stadion yang sama.", "question_text": "Siapakah yang menjuarai Kejuaraan Dunia Antarklub FIFA 2005", "answers": [{"text": "Sao Paulo FC", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-7860273208888263625-22", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Blitar", "passage_text": "\nKabupaten Blitar memiliki 22 kecamatan yang dibagi lagi menjadi 220 desa dan 28 kelurahan dengan luas wilayah 1.588,79km². Kecamatan di Kabupaten Blitar adalah:", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Blitar?", "answers": [{"text": "1.588,79km²", "start_byte": 111, "limit_byte": 123}]} {"id": "9102426295387714108-1", "language": "indonesian", "document_title": "Beck (manga)", "passage_text": "Manga ini diadaptasikan dalam sebuah film yang diperankan oleh aktor, dan akan dirilis pada tahun 2010. Aktor Jepang Hiro Mizushima dan Takeru Sato akan berperan sebagai tokoh Ryusuke dan Koyuki di film ini.[2]", "question_text": "Kapan BECK diterbitkan di Indonesia?", "answers": [{"text": "2010", "start_byte": 98, "limit_byte": 102}]} {"id": "938201785802453518-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bintang Toedjoe", "passage_text": "PT Bintang Toedjoe didirikan pada 29 April 1946 di Garut, Jawa Barat, oleh shinse Tan Jun She, Tjia Pu Tjien, dan Hioe On Tjan. Nama Bintang Toedjoe sendiri dipilih berdasarkan jumlah anak perempuan Tan, yakni 7 orang.", "question_text": "Kapan PT Bintang Toedjoe didirikan?", "answers": [{"text": "29 April 1946", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "4367764173892476098-27", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Selain itu di provinsi ini masih terdapat sekumpulan masyarakat asli yang tinggal di pedalaman dan pinggir sungai, seperti Orang Sakai, Suku Akit, Suku Talang Mamak, dan Suku Laut.", "question_text": "Apakah suku asli masyarakat Riau ?", "answers": [{"text": "Orang Sakai, Suku Akit, Suku Talang Mamak, dan Suku Laut", "start_byte": 123, "limit_byte": 179}]} {"id": "458625269041208477-12", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Utara", "passage_text": "\n\n\nKorea Utara menguasai sebagian utara Semenanjung Korea, meliputi wilayah seluas 120,540 square kilometres (46,541sqmi). Korea Utara berbatasan dengan Republik Rakyat Tiongkok dan Rusia di utara, dan dengan Korea Selatan di sepanjang Zona Demiliterisasi Korea. Batas barat Korea Utara adalah Sungai Kuning dan Teluk Korea, sementara di timur terdapat Jepang di seberang Laut Timur (Laut Jepang). Titik tertinggi di Korea Utara adalah Gunung Paektu-san dengan ketinggian 2,744 metres (9,003ft). Sungai terpanjang di Korea Utara adalah Sungai Amnok yang mengalir sepanjang 790 kilometres (491mi).[31]", "question_text": "berapakah luas korea utara?", "answers": [{"text": "120,540 square kilometres", "start_byte": 83, "limit_byte": 108}]} {"id": "-3260406077251033678-0", "language": "indonesian", "document_title": "Minamoto no Yoritomo", "passage_text": "\nMinamoto no Yoritomo(源 頼朝, 9 Mei 1147—9 Februari 1199) adalah pendiri sekaligus shogun pertama Keshogunan Kamakura. Lahir sebagai putra ketiga Minamoto no Yoshitomo, ayahnya adalah garis keturunan utama Kawachi Genji (klan Minamoto dari Kawachi).", "question_text": "Kapan Minamoto no Yoritomo meninggal?", "answers": [{"text": "9 Februari 1199", "start_byte": 47, "limit_byte": 62}]} {"id": "4480313573844167557-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jagatara Oharu", "passage_text": "Jagatara Oharu(じゃがたらお春, Oharu dari Jakarta) atau Jeronima Haru Marino[1] (Jeronima Simonsen) (lahir di Nagasaki, 1625?–meninggal di Batavia, April 1697 pada umur 72 tahun) adalah wanita Jepang berdarah campuran Italia-Jepang asal Nagasaki yang diusir dari Jepang pada awal zaman Edo, dan kemudian menetap di Batavia, Hindia Belanda. Kumpulan surat-surat yang dikirimkannya dari Batavia ke Jepang disebut Jagatara-bumi(じゃがたら文, arti harfiah: Surat-Surat Jakarta). Nama lama untuk Jakarta dalam bahasa Jepang adalah Jagatara.[2]", "question_text": "Kapan Jagatara Oharu meninggal?", "answers": [{"text": "April 1697", "start_byte": 157, "limit_byte": 167}]} {"id": "3024065531484556182-7", "language": "indonesian", "document_title": "Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945", "passage_text": "Pada tanggal 22 Juni 1945, 38 anggota BPUPKI membentuk Panitia Sembilan yang terdiri dari 9 orang untuk merancang Piagam Jakarta yang akan menjadi naskah Pembukaan UUD 1945. Setelah dihilangkannya anak kalimat \"dengan kewajiban menjalankan syariah Islam bagi pemeluk-pemeluknya\" maka naskah Piagam Jakarta menjadi naskah Pembukaan UUD 1945 yang disahkan pada tanggal 18 Agustus 1945 oleh Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI).", "question_text": "siapakah yang membuat pembukaan UUD 1945?", "answers": [{"text": "Panitia Sembilan", "start_byte": 55, "limit_byte": 71}]} {"id": "4659934696545816540-0", "language": "indonesian", "document_title": "Joko Widodo", "passage_text": "\nIr. H. Joko Widodo atau Jokowi () adalah Presiden ke-7 Indonesia yang mulai menjabat sejak 20 Oktober 2014. Ia terpilih bersama Wakil Presiden Muhammad Jusuf Kalla dalam Pemilu Presiden 2014. Jokowi pernah menjabat Gubernur DKI Jakarta sejak 15 Oktober 2012 sampai dengan 16 Oktober 2014 didampingi Basuki Tjahaja Purnama sebagai wakil gubernur. Sebelumnya, dia adalah Wali Kota Surakarta (Solo), sejak 28 Juli 2005 sampai dengan 1 Oktober 2012 didampingi F.X. Hadi Rudyatmo sebagai wakil wali kota.[5] Dua tahun menjalani periode keduanya menjadi Wali Kota Solo, Jokowi ditunjuk oleh partainya, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P), untuk bertarung dalam pemilihan Gubernur DKI Jakarta berpasangan dengan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).[6]", "question_text": "Apa jabatan Joko Widodo sebelum menjadi presiden ?", "answers": [{"text": "Gubernur DKI Jakarta", "start_byte": 216, "limit_byte": 236}]} {"id": "-315916360087041452-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nano Suratno", "passage_text": "Nano Suratno lahir di Pasar Kemis, Tarogong, Garut, Jawa Barat, pada 4 April 1944. Sejak umur lima tahun sudah dibawa mengadu nasib ke Bandung. Kedua orang-tuanya, Iyan S dan Nyi Nonoh termasuk keluarga pecinta seni, walaupun sehari-harinya sebagai wiraswastawan. Di lingkungan keluarga, sejak kecil Nano dianggap memiliki kemampuan menyanyi yang diwarisi dari kakek dan buyutnya yang juga dalang wayang.[2] Ketika masih di bangku Sekolah Dasar ia sering diminta memperlihatkan kemahirannya dalam pertemuan-pertemuan keluarga.", "question_text": "Kapan Nano Suratno lahir ?", "answers": [{"text": "4 April 1944", "start_byte": 69, "limit_byte": 81}]} {"id": "6360000222591700266-0", "language": "indonesian", "document_title": "Majapahit", "passage_text": "Kerajaan Majapahit (Javanese: ꦤꦒꦫꦶ​ꦏꦫꦗꦤ꧀​ꦩꦗꦥꦻꦠ꧀; Nagari Karajan Mɔjɔpait, Sanskerta: विल्व तिक्त; Wilwatikta) adalah sebuah kerajaan yang berpusat di Jawa Timur, Indonesia, yang pernah berdiri sekitar tahun 1293 hingga 1500 M. Kerajaan ini mencapai puncak kejayaannya menjadi kemaharajaan raya yang menguasai wilayah yang luas di Nusantara pada masa kekuasaan Hayam Wuruk, yang berkuasa dari tahun 1350 hingga 1389.", "question_text": "Kapan Kerajaan Majapahit didirikan?", "answers": [{"text": "1293", "start_byte": 263, "limit_byte": 267}]} {"id": "-8720551573886477548-1", "language": "indonesian", "document_title": "EPROM", "passage_text": "\nPengembangan memori EPROM sel dimulai dengan penyelidikan faulty integrated circuits mana gerbang koneksi dari transistor yang telah rusak. Biaya tersimpan ini terisolasi gerbang mengubah sifat mereka. EPROM diciptakan oleh Dov Frohman dari Intel pada tahun 1971, yang dianugerahi paten 3660819[1] pada tahun 1968.", "question_text": "Kapan penyimpanan data dalam memori chip mulai digunakan?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 259, "limit_byte": 263}]} {"id": "-5951001650136619892-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geniza Kairo", "passage_text": "\nGenizah Kairo (Cairo Genizah, juga dieja Geniza), adalah kumpulan dari sekitar 300.000[1] fragmen naskah Yahudi kuno yang ditemukan dalam suatu genizah atau gudang Sinagoga Ben Ezra di Fustat atau Kairo Lama, Mesir. Naskah-naskah ini menyediakan kelanjutan (continuum) 1.000 tahun (sejak 870 M hingga abad ke-19) sejarah Yahudi Timur Tengah dan Afrika Utara sejarah yang merupakan koleksi manuskrip abad pertengahan terbesar dan paling beragam di dunia. Teks-teks Geniza ini ditulis dalam berbagai bahasa, terutama bahasa Ibrani, bahasa Arab dan bahasa Aram, kebanyakan pada vellum dan kertas, tetapi juga pada papirus dan kain. Selain berisi teks-teks agama Yahudi seperti Alkitab, Talmud dan karya para Rabi di kemudian hari (beberapa dalam tulisan tangan asli penulisnya), Genizah memberikan gambaran rinci tentang kehidupan ekonomi dan budaya daerah Afrika Utara dan Mediterania Timur, terutama selama abad ke-10 hingga abad ke-13. Naskah-naskahnya sekarang tersebar di antara sejumlah perpustakaan, termasuk perpustakaan Cambridge University dan University of Manchester. Beberapa fragmen tambahan telah ditemukan di pemakaman Basatin di sebelah timur Kairo Lama, dan koleksi ini mencakup sejumlah dokumen-dokumen lama yang dibeli di Kairo pada akhir abad kesembilan belas.[2]", "question_text": "Dimana letak gudang Sinagoge Ben Ezra?", "answers": [{"text": "Kairo Lama, Mesir", "start_byte": 198, "limit_byte": 215}]} {"id": "-8521823253486746599-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ikatan Arsitek Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 16 September 1959, di kediaman Liem Bwan Tjie di Jalan Wastukancana, Bandung, terjadi pertemuan antara arsitek-arsitek senior Indonesia, yang selain Liem adalah Frederich Silaban dan Mohammad Soesilo, dengan 18 arsitek muda lulusan pertama ITB tahun 1958.[2][3] Salah-satu arsitek muda tersebut adalah Achmad Noeman. Inilah tonggak awal sejarah Ikatan Arsitek Indonesia, yang akhirnya didirikan secara resmi pada 17 September 1959 di Bandung.[3]", "question_text": "Kapan Ikatan Arsitek Indonesia dibentuk ?", "answers": [{"text": "17 September 1959", "start_byte": 426, "limit_byte": 443}]} {"id": "-5937830288414468539-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Korea", "passage_text": "\nPerang Korea (bahasa Korea: 한국전쟁) adalah sebuah konflik antara Korea Utara dan Korea Selatan yang terjadi sejak 25 Juni 1950 sampai 27 Juli 1953. Perang ini juga disebut \"perang yang dimandatkan\" (English: proxy war) antara Amerika Serikat bersama sekutu PBB-nya dengan komunis Republik Rakyat Tiongkok yang bekerjasama dengan Uni Soviet (juga anggota PBB). Peserta perang utama adalah Korea Utara dan Korea Selatan. Sekutu utama Korea Selatan adalah Amerika Serikat, Kanada, Australia, dan Britania Raya, meskipun banyak negara lain mengirimkan tentara di bawah bendera PBB. Sekutu Korea Utara, seperti Republik Rakyat Tiongkok menyediakan kekuatan militer, sementara Uni Soviet yang menyediakan penasihat perang, pilot pesawat, dan juga persenjataan untuk pasukan Tiongkok dan Korea Utara.", "question_text": "Berapa lama Perang Korea berlangsung ?", "answers": [{"text": "25 Juni 1950 sampai 27 Juli 1953", "start_byte": 121, "limit_byte": 153}]} {"id": "4175740750624909959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Angkor Wat", "passage_text": "jmpl|250px|Angkor Wat saat matahari terbit.\nAngkor Wat (Khmer: អង្គរវត្ត, \"candi kota\") adalah sebuah gugus bangunan candi di negara Kamboja yang merupakan salah satu monumen keagamaan terbesar di dunia. Candi yang berdiri di atas situs seluas 1.626.000 m2 (162,6 hektar atau 402 ekar)[1] ini mula-mula dibangun sebagai candi agama Hindu Kerajaan Khmer yang dibaktikan untuk dewa Wisnu, namun lambat laun berubah menjadi candi agama Buddha menjelang akhir abad ke-12. Angkor Wat dibangun oleh Raja Khmer Suryawarman II pada permulaan abad ke-12 di Yaśodharapura (Khmer: យសោធរបុរៈ, sekarang Angkor), ibu kota Kemaharajaan Khmer, sebagai candi negara sekaligus tempat persemayaman abu jenazahnya. Berbeda dari raja-raja pendahulunya yang berbakti kepada dewa Siwa, Raja Suryawarman II justru membangun Angkor Wat untuk dibaktikan kepada dewa Wisnu. Sebagai candi yang paling terawat di kawasan percandian Angkor, Angkor Wat merupakan satu-satunya candi yang masih menjadi pusat keagamaan penting semenjak didirikan. Mahakarya langgam klasik arsitektur Khmer ini telah menjadi salah satu lambang negara Kamboja,[2] ditampilkan pada bendera negara Kamboja, dan menjadi daya tarik wisata utama negara itu.[3]", "question_text": "Apakah agama yang memepengaruhi pembangunan Angkor Wat?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 350, "limit_byte": 355}]} {"id": "7140924808186685151-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anarkisme dan Marxisme", "passage_text": "\nSaat komunisme anarkis dan Marxisme[1] adalah dua filsafat politik yang berbeda, terdapat beberapa kemiripan antara metodologi dan ideologi yang dikembangkan oleh beberapa anarkis dan Marxis, bahkan sejarah keduanya juga saling beririsan. Keduanya berbagi tujuan-tujuan jangka panjang yang serupa (komunisme tanpa negara), musuh politik yang sama (konservatif dan elemen-elemen sayap kanan), melawan target-target struktural yang sama (kapitalisme dan pemerintahan yang eksis saat ini). Banyak Marxis telah turut berpartisipasi dengan sepenuh hati dalam revolusi-revolusi anarkis, dan banyak anarkis yang juga berlaku demikian dalam revolusi-revolusi Marxis. Tetapi bagaimanapun juga, anarkisme dan Marxisme tetap menyimpan saling ketidaksetujuan yang kuat atas beberapa isu, termasuk di dalamnya peran alamiah negara, struktur kelas dalam masyarakat dan metode materialisme historis. Dan selain bentuk kerjasama, terjadi juga konflik-konflik berdarah antara para anarkis dan Marxis, seperti yang terjadi dalam represi-represi yang dijalankan oleh para pendukung Uni Soviet melawan para anarkis.", "question_text": "Apakah perbedaan Marxisme dan Anarkisme?", "answers": [{"text": "peran alamiah negara, struktur kelas dalam masyarakat dan metode materialisme historis", "start_byte": 798, "limit_byte": 884}]} {"id": "2377277390605840590-21", "language": "indonesian", "document_title": "Simon Petrus", "passage_text": "Menurut catatan tradisi gereja, di kemudian hari Petrus pergi dan tinggal di Roma. Roma kala itu adalah pusat seluruh Kekaisaran Romawi. Di sana, Petrus mempertobatkan banyak orang. Menurut catatan Hieronimus, Petrus tiba di Roma pada tahun kedua kaisar Claudius (~42 M) untuk menyingkirkan Simon Magus, serta menduduki jabatan kepausan di sana selama 25 tahun sampai meninggal pada tahun ke-14 kaisar Nero (~67 M).[12]", "question_text": "Kapan Santo Petrus meninggal?", "answers": [{"text": "tahun ke-14 kaisar Nero", "start_byte": 383, "limit_byte": 406}]} {"id": "-3510102191631932983-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Siapakah pencipta karya Mahabharata?", "answers": [{"text": "Begawan Byasa", "start_byte": 152, "limit_byte": 165}]} {"id": "-1830456940480894661-2", "language": "indonesian", "document_title": "Idrus Nasir Djajadiningrat", "passage_text": "Ayahnya adalah Achmad Djajadiningrat, seorang bangsawan Banten yang menjadi Bupati Serang periode 1901-1927.[7] Sedangkan ibunya adalah Raden Ajeng Suwitaningrat Sastradipura, seorang putri bangsawan keturunan Singaperbangsa, Adipati Karawang pertama periode 1633-1677.[5]", "question_text": "Kapan Achmad Djajadiningrat diangkat menjadi bupati Serang?", "answers": [{"text": "1901", "start_byte": 98, "limit_byte": 102}]} {"id": "-6716627450971036635-21", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Luas wilayah provinsi Riau adalah 87.023,66km², yang membentang dari lereng Bukit Barisan hingga Selat Malaka. Riau memiliki iklim tropis basah dengan rata-rata curah hujan berkisar antara 2000-3000 milimeter per tahun, serta rata-rata hujan per tahun sekitar 160 hari.", "question_text": "berapakah luas riau?", "answers": [{"text": "87.023,66km²", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "-2847683542238971978-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Irak", "passage_text": "Dinar (Arabic pronunciation:[diːˈnɑːr]) (Arab: دينار, [(tanda: د.ع; kode: IQD) adalah mata uang Irak. Mata uang tersebut dikeluarkan oleh Bank Sentral Irak dan terbagi dalam 1,000 fil (فلس), meskipun inflasi menenggelamkan nilai fil sejak 1990.", "question_text": "apakah nama mata uang Irak?", "answers": [{"text": "Dinar", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "5812952493990467962-1", "language": "indonesian", "document_title": "Karikatur", "passage_text": "Karikatur sebagaimana yang dikenal sekarang berasal dari Italia abad ke-16. Pada abad ke-18, karikatur telah menjangkau masyarakat luas melalui media cetak dan, terutama di Inggris, telah menjadi sarana kritik sosial dan politis.[6] Pada abad berikutnya, berbagai majalah satire menjadi media utama karikatur; peran yang kemudian dilanjutkan oleh surat kabar harian pada abad ke-20.[4] Selain sebagai bentuk seni dan hiburan, karikatur juga telah digunakan dalam bidang psikologi untuk meneliti bagaimana manusia mengenali wajah.", "question_text": "Kapankah Karikatur muncul pertama kali di Indonesia ?", "answers": [{"text": "abad ke-16", "start_byte": 64, "limit_byte": 74}]} {"id": "1470353748091726434-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kertas Kraft Aceh", "passage_text": "PT Kertas Kraft Aceh (Persero) atau yang biasanya disingkat dengan PT KKA adalah sebuah perusahaan BUMN penghasil kertas kantong semen. Komplek pabrik PT KKA dibangun pada tahun 1985 dengan nilai investasi USD 424,650,151 berada di atas lahan seluas 219,2ha yang berlokasi desa Jamuan, kecamatan Banda Baro, kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh. Pabrik mulai beroperasi pada tahun 1989 dan berproduksi secara komersil pada tahun 1990. Pada akhir 2007 sampai saat ini, PT KKA resmi berhenti beroperasi dikarenakan berbagai alasan.", "question_text": "dimanakah kantor pusat PT Kertas Kraft Aceh?", "answers": [{"text": "desa Jamuan, kecamatan Banda Baro, kabupaten Aceh Utara, Provinsi Aceh", "start_byte": 273, "limit_byte": 343}]} {"id": "-2943364907646090165-1", "language": "indonesian", "document_title": "Finlandia", "passage_text": "Tahun 2013, populasi Finlandia sekitar 5,5 juta jiwa dan mayoritas tinggal di kawasan selatana.[1] Dari luas, negara ini menempati luasan kedelapan terbesar di Eropa dan negara yang memiliki kepadatan penduduk terendah di Uni Eropa. Finlandia adalah negara republik parlementer dengan pemerintah pusatnya di ibukota Helsinki, pemerintah lokal di 317 munisipalitas,[2] dan daerah otonomi Kepulauan Åland. Lebih dari 1,4 juta jiwa tinggal di kawasan Helsinki Raya, yang menghasilkan sepertiga produk domestik bruto negara. Kota besar lainnya adalah Tampere, Turku, Oulu, Jyväskylä, Lahti, dan Kuopio.", "question_text": "Apakah ibukota negara Finlandia?", "answers": [{"text": "Helsinki", "start_byte": 316, "limit_byte": 324}]} {"id": "8982225556009873531-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aktinida", "passage_text": "Aktinida adalah kelompok unsur kimia yang mencakup 15 unsur antara aktinium dan lawrensium pada tabel periodik, dengan nomor atom antara 89 sampai dengan 103. Seri ini dinamakan menurut unsur aktinium. Semua aktinida, kecuali lawrensium merupakan unsur blok-f. Unsur-unsur kelompok aktinida adalah radioaktif, dengan hanya aktinium, torium, dan uranium yang secara alami ditemukan di kulit bumi.", "question_text": "Apa itu aktinida?", "answers": [{"text": "kelompok unsur kimia yang mencakup 15 unsur antara aktinium dan lawrensium pada tabel periodik, dengan nomor atom antara 89 sampai dengan 103", "start_byte": 16, "limit_byte": 157}]} {"id": "1996281705216214442-0", "language": "indonesian", "document_title": "Memorial Lincoln", "passage_text": "Memorial Lincoln (English: Lincoln Memorial) adalah monumen nasional Amerika Serikat yang dibangun untuk menghormati Presiden Amerika Serikat ke-16 Abraham Lincoln. Monumen ini berada di National Mall, Washington, D.C. berseberangan dengan Monumen Washington. Arsitek monumen ini bernama Henry Bacon. Daniel Chester French adalah pembuat patung besar Abraham Lincoln yang diletakkan di dalam monumen. Jules Guerin bertindak sebagai pelukis mural interior monumen ini. Monumen ini diresmikan pada tahun 1922, dan merupakan salah satu dari beberapa monumen untuk menghormati presiden Amerika Serikat.", "question_text": "Siapa arsitek Memorial Lincoln?", "answers": [{"text": "Henry Bacon", "start_byte": 288, "limit_byte": 299}]} {"id": "-9164195039113814056-3", "language": "indonesian", "document_title": "21st Century Breakdown", "passage_text": "Green Day memulai proses rekaman pada Januari 2008.[7] Green Day juga mengkonfirmasi bahwa mereka akan bekerja dengan produser Butch Vig.[8] Seluruh album digarap bersama Butch Vig selama 2008 sampai awal 2009 di empat lokasi di California: Ocean Way Recording di Hollywood, Studio 880 di Oakland, Jel Studios di Newport Beach, dan Costa Mesa Studios di Costa Mesa.[9] Selama di Hollywood, mereka membeli sebuah fonograf murah dari Amoeba Music dan mendengarkan banyak rekaman piringan hitam untuk mencari inspirasi, seperti album karya The Beat dan The Plimsouls.[10] Billie Joe menyebutkan inspirasi musik datang dari Ray Davies karya The Kinks, S.F. Sorrow karya The Pretty Things, album The Doors karya The Doors, dan Bat Out of Hell karya Meat Loaf.[10] Drummer Tre Cool menambahkan mereka juga mendapat pengaruh dari Eddie Cochran dan The Creation pada lagu-lagu yang mereka tulis.[10]", "question_text": "Siapa Butch Vig?", "answers": [{"text": "produser", "start_byte": 119, "limit_byte": 127}]} {"id": "-5409319049470567266-1", "language": "indonesian", "document_title": "Budaya", "passage_text": "Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi.[1]\nBudaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1]\nBahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbeda budaya, dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]", "question_text": "Apa definisi dari budaya ?", "answers": [{"text": "cara hidup yang berkembang, dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang, dan diwariskan dari generasi ke generasi", "start_byte": 20, "limit_byte": 137}]} {"id": "-2806295210885814610-11", "language": "indonesian", "document_title": "Pemberontakan Trunajaya", "passage_text": "Sebagai tanggapan atas permintaan intervensi oleh Mataram, VOC mengirim armada besar yang berisi pasukan Indonesia dan Eropa, yang dikomandoi oleh Laksamana Cornelis Speelman.[24] Pada April 1677 armada tersebut berlayar ke Surabaya, tempat pangkalan Trunajaya.[24] Setelah perundingan gagal, pasukan Speelman menyerbu Surabaya dan merebutnya setelah pertempuran sengit.[30] Pasukan tersebut melanjutkan membersihkan para pemberontak dari daerah sekitar Surabaya.[30] Pasukan VOC juga merebut Madura, pulau asal Trunajaya, dan menghancurkan kediamannya di sana.[31] Trunajaya melarikan diri ke Surabaya dan mendirikan ibu kotanya di Kediri.[30]", "question_text": "Dari manakah asal pasukan Trunajaya ?", "answers": [{"text": "Madura", "start_byte": 493, "limit_byte": 499}]} {"id": "6569226482980744964-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teologi", "passage_text": "Teologi (bahasa Yunani θεος, theos, \"], Tuhan\", dan λογια, logia, \"kata-kata,\" \"ucapan,\" atau \"wacana\") adalah wacana yang berdasarkan nalar mengenai agama, spiritualitas dan Tuhan (Lih. bawah, \"Teologi dan agama-agama lain di luar agama Kristen\"). Dengan demikian, teologi adalah ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama. Teologi meliputi segala sesuatu yang berhubungan dengan Tuhan. Para teolog berupaya menggunakan analisis dan argumen-argumen rasional untuk mendiskusikan, menafsirkan dan mengajar dalam salah satu bidang dari topik-topik agama. Teologi memampukan seseorang untuk lebih memahami tradisi keagamaannya sendiri ataupun tradisi keagamaan lainnya, menolong membuat perbandingan antara berbagai tradisi, melestarikan, memperbarui suatu tradisi tertentu, menolong penyebaran suatu tradisi, menerapkan sumber-sumber dari suatu tradisi dalam suatu situasi atau kebutuhan masa kini, atau untuk berbagai alasan lainnya.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Teologi Kristiani?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang berkaitan dengan keyakinan beragama", "start_byte": 290, "limit_byte": 367}]} {"id": "7152523952778601906-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1509–1602)", "passage_text": "\nBerikut ini adalah kronologis Sejarah Nusantara (Indonesia) pada era kolonialisme Portugis (1509–1602).", "question_text": "Berapa tahun Portugis menjajah Indonesia?", "answers": [{"text": "1509–1602", "start_byte": 93, "limit_byte": 104}]} {"id": "3558501268466214411-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bojonggenteng, Sukabumi", "passage_text": "Luas wilayah Kecamatan Bojonggenteng tercatat 2.179,71 Ha atau 0.64 % dari luas Kabupaten Sukabumi, merupakan kecamatan dengan luas wilayah terkecil diperingkat ke-7 dari 47 kecamatan yang ada di Kabupaten Sukabumi. Secara umum wilayah Kecamatan Bojonggenteng berupa tanah kering yang merupakan tanah ladang dan pertanian lainnya yang diusahakan yaitu sekitar (52,05%) dan tanah non pertanian (16,55%). Sementara luas lahan sawah di Kecamatan ini mencapai (31,39%). Kondisi wilayah desa yang ada di Kecamatan Bojonggenteng sebagian besar terletak di daerah dataran dan lereng / punggung bukit, dengan kemiringan lereng antara 3 – 25 %, dengan suhu udara berkisar 20-30˚C.[1]", "question_text": "Berapa luas Kecamatan Bojonggenteng?", "answers": [{"text": "2.179,71 Ha", "start_byte": 46, "limit_byte": 57}]} {"id": "3243696959555870836-2", "language": "indonesian", "document_title": "Telegraf", "passage_text": "Telegraf elektrik pertama kali ditemukan oleh Samuel Thomas von Sömmering pada tahun 1809. Kemudian pada tahun 1832, Baron Schilling membuat telegraf elektrik pertama. Carl Friedrich Gauss dan Wilhelm Weber merupakan orang pertama yang menggunakan telegraf elektrik untuk alat komunikasi tetap pada tahun 1833 di Göttingen. Telegraf komersil pertama dibuat oleh William Fothergill Cooke dan dipasarkan pada Great Western Railway di Inggris. Telegraf ini dipatenkan di Inggris pada tahun 1837. Telegram ini dikirimkan pada jarak 13 mil/21 km dari stasiun Paddington ke West Drayton dan mulai dioperasikan pada tanggal 9 April 1839.", "question_text": "dimanakah Telegrafi dibuat pertama kali?", "answers": [{"text": "Göttingen", "start_byte": 314, "limit_byte": 324}]} {"id": "-1831549451920230856-13", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Tiongkok", "passage_text": "Republik Tiongkok memiliki sistem politik yang berbeda dengan sistem politik di RRT, menggunakan asas demokrasi dan liberalisme yang umum digunakan negara -negara barat.", "question_text": "Apakah sistem pemerintahan negara Taiwan?", "answers": [{"text": "demokrasi dan liberalisme yang umum digunakan negara -negara barat", "start_byte": 102, "limit_byte": 168}]} {"id": "-1484585704610488202-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Prambanan", "passage_text": "Candi Prambanan atau Candi Roro Jonggrang (Hanacaraka: ꦕꦤ꧀ꦝꦶ​ꦥꦿꦩ꧀ꦧꦤꦤ꧀, Candhi Prambanan) adalah kompleks candi Hindu terbesar di Indonesia yang dibangun pada abad ke-9 masehi. Candi ini dipersembahkan untuk Trimurti, tiga dewa utama Hindu yaitu Brahma sebagai dewa pencipta, Wishnu sebagai dewa pemelihara, dan Siwa sebagai dewa pemusnah. Berdasarkan prasasti Siwagrha nama asli kompleks candi ini adalah Siwagrha (bahasa Sanskerta yang bermakna 'Rumah Siwa'), dan memang di garbagriha (ruang utama) candi ini bersemayam arca Siwa Mahadewa setinggi tiga meter yang menujukkan bahwa di candi ini dewa Siwa lebih diutamakan.", "question_text": "Apa peninggalan Hindu terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Candi Prambanan", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-2358640584160670154-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pak Kasur", "passage_text": "Soerjono atau biasa dipanggil Pak Kasur (Purbalingga, Jawa Tengah, 26 Juli 1912–1992) adalah seorang tokoh pendidikan Indonesia. Ia juga memandu acara Taman Indria di TVRI stasiun pusat Jakarta. Namanya berasal dari julukan \"Kak Soer\" yang biasa digunakan oleh anak buahnya di Gerakan Kepanduan. Nama ini lama-lama berubah menjadi \"Kasur\" dan \"Pak Kasur\". Istrinya Ibu Kasur (Sandiah) juga memandu acara itu.", "question_text": "siapakah pencipta lagu Naik Delman Istimewa?", "answers": [{"text": "Soerjono", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "5744406815093541116-1", "language": "indonesian", "document_title": "Andreas Henrisoesanta", "passage_text": "Suwiyata (sapaannya saat kecil) dilahirkan di sebuah dusun kecil bernama Kalidadap, Desa Ngijorejo, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta pada 7 Juni 1935. Ia adalah anak ketujuh dari sembilan bersaudara. Ayahnya Samadi adalah seorang petani, dan ibunya Wasijem adalah seorang ibu rumah tangga. Ia tinggal dalam keluarga sederhana.[2] Ayahnya, Samadi Kasandikrama dan pamannya Satijo Atmo Suparto merupakan orang terpandang di Ngijorejo, karena keduanya merupakan murid Kyai Kasan Iman, seorang guru spiritual terkenal pada masa itu. Atmo Suparto menjadi guru spiritual di desa itu. Pada suatu saat, datanglah Romo Strater, S.J., dan dibaptislah tujuh keluarga di desa Ngijorejo. Inilah cikal bakal umat Katolik Stasi Ngijorejo, Paroki Wonosari. Ayah Mgr. Andreas Henrisoesanta, yang tadinya hanya bernama Samadi Kasandikrama, mengambil nama baptis Jacobus serta ibunya mengambil nama baptis Jacoba. Pada tahun 1939, keluarga ini mengikuti transmigrasi program pemerintah Hindia Belanda. Saat itu Suwiyata masih berumur 4 tahun dan mereka mulai bermukim hingga tiga puluh tahunan di Metro.", "question_text": "Siapakah Ibu Andreas Soewijata Henrisoesanta?", "answers": [{"text": "Wasijem", "start_byte": 287, "limit_byte": 294}]} {"id": "-6244664101830489338-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uganda", "passage_text": "\nRepublik Uganda adalah sebuah negara di Afrika Timur. Negara yang mendapat julukan \"Mutiara Afrika\" oleh Winston Churchill ini berbatasan dengan Kenya di sebelah timur, Sudan di utara, Republik Demokratik Kongo di barat, Rwanda di barat daya, dan Tanzania serta Danau Victoria di selatan. Nama negara ini berasal dari kerajaan Buganda yang wilayahnya dahulu mencakup bagian selatan Uganda. Uganda terbagi kepada 70 distrik.", "question_text": "Dimana letak Uganda?", "answers": [{"text": "Afrika Timur", "start_byte": 41, "limit_byte": 53}]} {"id": "-5055990086785104807-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Nguyen", "passage_text": "Dinasti Nguyễn (Vietnam: Nha Nguyễn, Han-nom: 家阮, Nguyễn Trieu) adalah dinasti penguasa Vietnam yang terakhir.[1] Pemerintahan mereka berlangsung selama 143 tahun, dan dimulai pada tahun 1802 ketika Kaisar Gia Long naik tahta setelah mengalahkan Dinasti Tay Sơn dan berakhir pada tahun 1945 ketika Bảo Đài turun tahta dan kekuasaan dipindahkan ke Negara Vietnam. Selama masa pemerintahan Kaisar Gia Long, bangsa ini resmi dikenal sebagai Việt Nam (越南) tetapi pada pemerintahan Kaisar Minh Mang, bangsa ini berganti nama menjadi Đài Nam(大南, harfiah \"Selatan yang Besar\"). Pemerintahan mereka ditandai dengan meningkatnya pengaruh kolonialisme Perancis, akibatnya Vietnam dibagi menjadi tiga yaitu Cochinchina menjadi koloni Perancis sementara Annam dan Tonkin menjadi protektorat yang independen dalam nama saja.", "question_text": "Kapan Dinasti Nguyễn berakhir?", "answers": [{"text": "1945", "start_byte": 297, "limit_byte": 301}]} {"id": "5298838950839627450-27", "language": "indonesian", "document_title": "Phineas dan Ferb", "passage_text": "Doodle segitiga tersebut memicu perkembangan karakter dan desain yang cepat.[19] Povenmire memutuskan bahwa sketsanya \"tampak seperti Phineas\", dan diberi nama Ferb setelah seorang teman yang \"memiliki lebih banyak alat daripada siapapun di dunia ini.\"[30] Pencipta berdasarkan desain karakter mereka dengan bentuk sudut untuk menghormati animator/sutradara MGM/Warner Bros. Tex Avery, menambahkan bentuk geometris ke latar belakang untuk kontinuitas.[19]", "question_text": "siapakah sutradara dari serial animasi Phineas dan Ferb?", "answers": [{"text": "MGM/Warner Bros", "start_byte": 358, "limit_byte": 373}]} {"id": "5758403535207628022-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gurun Sahara", "passage_text": "Sahara terletak di utara Afrika dan berusia 2,5 juta tahun. Padang pasir ini membentang dari Samudra Atlantik ke Laut Merah. Dari Laut Tengah di utara sampai ke Sahel di sebelah selatan. Dari Mauritania di sebelah barat ke Mesir di sebelah timur. Padang pasir ini membagi benua Afrika menjadi Afrika Utara dan Afrika \"yang sejatinya\". Kedua bagian benua ini sangat berbeda, baik secara iklim maupun budaya. Luas padang pasir ini sekitar 9.000.000km2.", "question_text": "Di manakah letak Gurun Sahara ?", "answers": [{"text": "utara Afrika", "start_byte": 19, "limit_byte": 31}]} {"id": "-5774981067717386923-1", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "Pendirian negara modern Israel berakar dari konsep Tanah Israel (Eretz Yisrael), sebuah konsep pusat Yudaisme sejak zaman kuno,[2] yang juga merupakan pusat wilayah Kerajaan Yehuda kuno. Setelah Perang Dunia I, Liga Bangsa-Bangsa menyetujui dijadikannya Mandat Britania atas Palestina sebagai \"negara orang Yahudi\".[3] Pada tahun 1947, PBB menyetujui Pembagian Palestina menjadi dua negara, yaitu satu negara Yahudi dan satu negara Arab.[4] Pada 14 Mei 1948, Israel memproklamasikan kemerdekaannya dan ini segera diikuti oleh peperangan dengan negara-negara Arab di sekitarnya yang menolak rencana pembagian ini. Israel kemudian memenangkan perang ini dan mengukuhkan kemerdekaannya. Akibat perang ini pula, Israel berhasil memperluas batas wilayah negaranya melebihi batas wilayah yang ditentukan oleh Rencana Pembagian Palestina. Sejak saat itu, Israel terus menerus berseteru dengan negara-negara Arab tetangga, menyebabkan peperangan dan kekerasan yang berlanjut sampai saat ini.[5] Sejak awal pembentukan Negara Israel, batas negara Israel beserta hak Israel untuk berdiri telah dipertentangkan oleh banyak pihak, terutama oleh negara Arab dan para pengungsi Palestina. Israel telah menandatangani perjanjian damai dengan Mesir dan Yordania, namun usaha perdamaian antara Palestina dan Israel sampai sekarang belum berhasil.", "question_text": "Kapankah hari kemerdekaan Israel ?", "answers": [{"text": "14 Mei 1948", "start_byte": 446, "limit_byte": 457}]} {"id": "-7772652064498603459-1", "language": "indonesian", "document_title": "Laut Hitam", "passage_text": "Ada masukan air laut melalui Bosporus, 200km³ per tahun. Ada masukan air tawar dari wilayah sekitar, terutama Eropa Tengah dan Timur-Tengah(Asia barat), dengan jumlah total 320km³ per tahun. Sungai terpenting yang masuk ke Laut Hitam adalah Donau. Laut Hitam memiliki wilayah 422.000km² dan kedalaman maksimum 2.210 m.Laut Hitam tidak berwarna hitam, tetapi berwarna biru sama seperti laut pada umumnya.", "question_text": "Berapa luas wilayah Laut Hitam?", "answers": [{"text": "422.000km²", "start_byte": 278, "limit_byte": 289}]} {"id": "-6605397786955074420-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bank Mandiri Taspen", "passage_text": "Bank Mandiri Taspen (disingkat sebagai Bank Mantap, sebelumnya bernama Bank Sinar Harapan Bali dan Bank Mandiri Taspen Pos) adalah lembaga keuangan berjenis perbankan di Indonesia. Bank ini berpusat di Denpasar, Bali.", "question_text": "dimanakah kantor pusat Sinar Harapan?", "answers": [{"text": "Denpasar, Bali", "start_byte": 202, "limit_byte": 216}]} {"id": "5872196052290241765-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pembuatan keju", "passage_text": "Pembuatan keju adalah proses yang dilakukan untuk mengolah susu hingga menjadi berbagai jenis keju. Pembuatan keju pada dasarnya sama walaupun ada ratusan jenis keju yang diproduksi di seluruh dunia.[1] Keju memiliki gaya dan rasa yang berbeda-beda, tergantung jenis air susu yang digunakan, jenis bakteri atau jamur yang dipakai dalam fermentasi, lama proses fermentasi maupun penyimpanan (\"pematangan\").[1] Faktor lain misalnya jenis makanan yang dikonsumsi oleh mamalia penghasil susu dan proses pemanasan susu.[1] Ada lima tahapan utama dalam pembuatan keju.[2]", "question_text": "Apa bahan dasar utama pembuatan keju ?", "answers": [{"text": "susu", "start_byte": 59, "limit_byte": 63}]} {"id": "1350031388778658163-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "Kapan China berubah menjadi negara Republik ?", "answers": [{"text": "1949", "start_byte": 561, "limit_byte": 565}]} {"id": "3938051312850478814-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wolfgang Amadeus Mozart", "passage_text": "Wolfgang Amadeus Mozart (German:[ˈvɔlfɡaŋ amaˈdeus ˈmoːtsaʁt]) yang bernama asli Johannes Chrysostomus Wolfgangus Gottlieb Mozart ()[1][2] adalah seorang komponis. Ia dianggap sebagai salah satu dari komponis musik klasik Eropa yang terpenting dan paling terkenal dalam sejarah. Karya-karyanya (sekitar 700 lagu) termasuk gubahan-gubahan yang secara luas diakui sebagai puncak karya musik simfoni, musik kamar, musik piano, musik opera, dan musik paduan suara. Contoh karyanya adalah opera Don Giovanni dan Die Zauberflöte. Banyak dari karya Mozart dianggap sebagai repertoar standar konser klasik dan diakui sebagai mahakarya musik zaman klasik. Karya-karyanya diurutkan dalam katalog Köchel-Verzeichnis.", "question_text": "Siapakah Wolfgang Amadeus Mozart?", "answers": [{"text": "komponis", "start_byte": 162, "limit_byte": 170}]} {"id": "-5956836021857723824-9", "language": "indonesian", "document_title": "Seni", "passage_text": "Alexander Baum Garton\nSeni adalah keindahan dan seni adalah tujuan yang positif menjadikan penikmat merasa dalam kebahagiaan. \nAristotelesSeni adalah bentuk yang pengungkapannya dan penampilannya tidak pernah menyimpang dari kenyataan dan seni itu adalah meniru alam. \nImmanuel KantSeni adalah sebuah impian karena rumus rumus tidak dapat mengihtiarkan kenyataan. \nKi Hajar DewantaraSeni merupakan hasil keindahan sehingga dapat menggerakkan perasaan indah orang yang melihatnya, oleh karena itu perbuatan manusia yang dapat mempengaruhi dapat menimbulkan perasaan indah itu seni.\nLeo TolstoySeni adalah ungkapan perasaan pencipta yanng disampaikan kepada orang lain agar mereka dapat merasakan apa yang dirasakan pelukis.\nSudarmajiSeni adalah segala manifestasi batin dan pengalaman estetis dengan menggunakan media bidang, garis, warna, tekstur, volume dan gelap terang.", "question_text": "Apa pengertian Seni menurut Sudarmaji?", "answers": [{"text": "segala manifestasi batin dan pengalaman estetis dengan menggunakan media bidang, garis, warna, tekstur, volume dan gelap terang", "start_byte": 744, "limit_byte": 871}]} {"id": "1096716166920806927-14", "language": "indonesian", "document_title": "Maluku", "passage_text": "Bahasa yang digunakan di Provinsi Maluku adalah Bahasa Ambon, yang merupakan salah satu dari rumpun bahasa Melayu timur yang dikenal sebagai bahasa dagang atau trade language. Bahasa yang dipakai di Maluku terkhusus di Ambon sedikit banyak telah dipengaruhi oleh bahasa-bahasa asing, bahasa-bahasa bangsa penjelajah yang pernah mendatangi, menyambangi, bahkan menduduki dan menjajah negeri/tanah Maluku pada masa lampau. Bangsa-bangsa itu ialah bangsa Spanyol, Portugis, Arab, dan Belanda.", "question_text": "Apakah bahasa masyarakat Maluku?", "answers": [{"text": "Bahasa Ambon", "start_byte": 48, "limit_byte": 60}]} {"id": "4396155056311447109-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telur pindang", "passage_text": "Telur pindang dikenal dengan nama Telur Teh di China dan sebagai Marble Egg (lit. \"telur marmer\") dalam bahasa Inggris. Penamaan tersebut disebabkan telur pindang memiliki pola kecoklatan mirip marmer. Jenis telur yang digunakan biasanya adalah telur ayam.", "question_text": "Jenis telur apa yang digunakan untuk olahan Telur Pindang?", "answers": [{"text": "ayam", "start_byte": 251, "limit_byte": 255}]} {"id": "-2792800181554952205-0", "language": "indonesian", "document_title": "Extraordinary Merry Christmas", "passage_text": "\"Extraordinary Merry Christmas\" adalah episode kesembilan musim ketiga serial drama musikal dari Amerika Serikat, Glee, dan merupakan episode ke-53 secara keseluruhan. Cerita episode ini ditulis oleh Marti Noxon dan disutradarai oleh Matthew Morrison. Episode ini pertama kali ditayangkan di jaringan TV Fox di Amerika Serikat pada tanggal 13 Desember 2010. Pada episode ini, anggota New Directions membintangi acara televisi khusus hitam-putih bertemakan Natal yang ditampilkan di dalam episode ini sendiri.", "question_text": "Kapan episode Extraordinary Merry Christmas dari serial Glee dirilis ?", "answers": [{"text": "13 Desember 2010", "start_byte": 340, "limit_byte": 356}]} {"id": "3003847427325578092-0", "language": "indonesian", "document_title": "Airbus A380", "passage_text": "Airbus A380 yang diproduksi oleh Airbus S.A.S. adalah sebuah pesawat berbadan lebar dua tingkat, dengan empat mesin yang mampu memuat 850 penumpang dalam konfigurasi satu kelas atau 555 penumpang dalam konfigurasi tiga kelas. Pesawat ini melaksanakan penerbangan perdana pada 27 April 2005 dan telah memulai penerbangan komersial pada akhir tahun 2007 setelah ditunda beberapa kali. Pesawat ini juga merupakan pesawat komersial (pesawat penumpang) terbesar yang pernah dibuat (dijuluki Superjumbo).", "question_text": "apakah nama Pesawat yang terbesar pernah dibuat?", "answers": [{"text": "Airbus A380", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-2379930246722232811-1", "language": "indonesian", "document_title": "James Hal Cone", "passage_text": "Cone lahir di Fordyce, Arkansas dan dibesarkan di Bearden, Arkansas.[5] Dia mendapat gelar B.A. Gelar dari suka Philander Smith College di Arkansas pada tahun 1958, dan gelar BD dari Garrett-Evangelical Theological Seminary pada tahun 1961, MA dan Ph.D.berasal dari Northwestern University pada tahun 1963, dan 1965 masing-masing.[5] Dia mengajar teologi dan agama di philander Smith College, Adrian College di Michigan, dan mulai tahun 1970 di Seminari Teologi Union di New York City.[5]", "question_text": "Dimana James Hal Cone lahir?", "answers": [{"text": "Fordyce, Arkansas", "start_byte": 14, "limit_byte": 31}]} {"id": "-4592449264152025522-2", "language": "indonesian", "document_title": "Perkembangan Film", "passage_text": "Sejarah film tidak bisa lepas dari sejarah fotografi. Dan sejarah fotograf tidak bisa lepas dari peralatan pendukungnya, seperti kamera. Kamera pertama di dunia ditemukan oleh seorang Ilmuwan Muslim, Ibnu Haitham. Fisikawan ini pertama kali menemukan Kamera Obscura dengan dasar kajian ilmu optik menggunakan bantuan energi cahaya matahari. Mengembangkan ide kamera sederhana tersebut, mulai ditemukan kamera-kamera yang lebih praktis, bahka inovasinya demikian pesat berkembang sehingga kamera mulai bisa digunakan untuk merekam\ngambar gerak. Ide dasar sebuah film sendiri, terfikir secara tidak sengaja. Pada tahun 1878 ketika beberapa orang pria Amerika berkumpul dan dari perbincangan ringan menimbulkan sebuah pertanyaan: “Apakah keempat kaki kuda berada pada posisi melayang pada saat bersamaan ketika kuda berlari?\" Pertanyaan itu terjawab ketika Eadweard Muybridge membuat 16 frame gambar kuda yang sedang berlari. Dari 16 frame gambar kuda yang sedang berlari tersebut, dibuat rangkaian gerakan secara urut sehingga gambar kuda terkesan sedang berlari. Dan terbuktilah bahwa ada satu momen dimana kaki kuda tidak menyentuh tanah ketika kuda tengah berlari kencang Konsepnya hampir sama dengan konsep film kartun. Gambar gerak kuda tersebut menjadi gambar gerak pertama di dunia. Dimana pada masa itu belum diciptakan kamera yang bisa merekam gerakan dinamis. Setelah penemuan gambar bergerak Muybridge pertama kalinya, inovasi kamera mulai berkembang ketika Thomas Alfa Edison mengembangkan fungsi kamera gambar biasa menjadi kamera yang mampu merekam gambar gerak pada tahun 1888, sehingga kamera mulai bisa merekam objek yang bergerak dinamis. Maka dimulailah era baru sinematografi yang ditandai dengan diciptakannya sejenis film dokumenter singkat oleh Lumière Bersaudara. Film yang diakui sebagai sinema pertama di dunia tersebut diputar di Boulevard des Capucines, Paris, Prancis dengan judul Workers Leaving the Lumière's Factory pada tanggal 28 Desember 1895 yang kemudian ditetapkan sebagai hari lahirnya sinematografi. Film inaudibel yang hanya berdurasi beberapa detik itu menggambarkan bagaimana pekerja pabrik meninggalkan tempat kerja mereka di saat waktu pulang.[2] Pada awal lahirnya film, memang tampak belum ada tujuan dan alur cerita yang jelas. Namun ketika ide pembuatan film mulai tersentuh oleh ranah industri, mulailah film dibuat lebih terkonsep, memiliki alur dan cerita yang jelas. Meskipun pada era baru dunia film, gambarnya masih tidak berwarna alias hitam-putih, dan belum didukung oleh efek audio. Ketika itu, saat orang-orang tengah menyaksikan pemutaran sebuah film, akan ada pemain musik yang mengiringi secara langsung gambar gerak yag ditampilkan di layar sebagai efek suara.", "question_text": "Kapan industri perfilman muncul di dunia ?", "answers": [{"text": "1895", "start_byte": 1975, "limit_byte": 1979}]} {"id": "-1282067564250126518-3", "language": "indonesian", "document_title": "Ular", "passage_text": "\n\nUlar merupakan salah satu reptilia yang paling sukses berkembang di dunia. Mereka dapat ditemukan di semua tipe habitat: hutan, padang rumput, gurun/padang pasir, sungai, danau, dataran tinggi, perkebunan, persawahan, laut, dan juga di pemukiman manusia. Akan tetapi, seperti halnya reptilia lainnya, ular tidak terdapat dan tidak bisa ditemukan di daerah dingin seperti di puncak gunung dan di daerah lingkar kutub (beberapa spesies ada yang mampu hidup di daerah dekat kutub utara). Ular juga tidak terdapat dan tidak ditemukan di Irlandia, Selandia baru, Greenland, pulau-pulau terisolasi di Pasifik seperti Hawaii, serta di Samudera Atlantik.", "question_text": "Di manakah habitat hewan reptil?", "answers": [{"text": "hutan, padang rumput, gurun/padang pasir, sungai, danau, dataran tinggi, perkebunan, persawahan, laut, dan juga di pemukiman manusia", "start_byte": 123, "limit_byte": 255}]} {"id": "-6652113752339899689-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bank di Indonesia", "passage_text": "Sejarah perbankan di Indonesia tidak terlepas dari zaman penjajahan Hindia Belanda. Pada masa itu De javasche Bank, NV didirikan di Batavia pada tanggal 24 Januari 1828 kemudian menyusul Nederlandsche Indische Escompto Maatschappij, NV pada tahun 1918 sebagai pemegang monopoli pembelian hasil bumi dalam negeri dan penjualan ke luar negeri[1] serta terdapat beberapa bank yang memegang peranan penting di Hindia Belanda. Bank-bank yang ada itu antara lain:", "question_text": "Apakah nama bank pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "De javasche Bank, NV", "start_byte": 98, "limit_byte": 118}]} {"id": "5376660055532715253-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Apa itu manga ?", "answers": [{"text": "komik yang dibuat di Jepang", "start_byte": 107, "limit_byte": 134}]} {"id": "8623370766046552752-7", "language": "indonesian", "document_title": "Du Ruhui", "passage_text": "Tahun 629, Du bersama Fang, menjabat sebagai Pushe, kepala biro eksekutif pemerintah dan perdana menteri. Saat itu karier keduanya begitu bersinar hingga dikatakan sebagai perdana menteri teladan. Di puncak kariernya, Du teringat kembali pada Gao Xiaoji yang dulu membuka jalan bagi kariernya, lalu ia membuat sebuah prasasti untuk mengenang jasa-jasanya. Sekitar awal tahun 630, Du mengundurkan diri karena mulai sakit-sakitan. Musim semi tahun itu kondisi kesehatannya makin memburuk. Kaisar mengutus putra mahkota Li Chengqian untuk menjenguknya, belakangan kaisar juga mengunjunginya secara pribadi. Tak lama setelahnya Du menghembuskan napas terakhirnya. Setelah kematiannya, Kaisar Taizong sulit melepas kenangan akan dirinya, setiap kali ia menerima hadiah barang berharga, ia selalu teringat pada Du dan ia akan membagi barang itu lalu menghadiahinya pada keluarga Du. Kaisar juga sering meratap ketika berbincang dengan Fang Xuanling, katanya, “Anda dan Tuan Du telah membantu saya, namun kini saya hanya tinggal anda seorang yang dapat saya lihat”. Belakangan dengan alasan yang tidak jelas, ia mengubah gelar Du secara anumerta menjadi Adipati Lai dan memberinya nama anumerta Cheng (成, sukses).", "question_text": "apakah penyebab kematian Du Ruhui?", "answers": [{"text": "kondisi kesehatannya makin memburuk", "start_byte": 450, "limit_byte": 485}]} {"id": "-1753415305373274924-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Kemayoran", "passage_text": "Pameran Kedirgantaraan pertama juga diselenggarakan di Kemayoran, yaitu bertepatan dengan hari ulang tahun Ratu Wilhelmina pada tanggal 31 Agustus 1940. Selain pesawat milik KNILM, sejumlah pesawat-pesawat pribadi yang bernaung dalam Aeroclub di Batavia ikut meramaikannya. Pesawat-pesawat tersebut antara lain:", "question_text": "Dimanakah Pameran kedirgantaraan pertama dilakukan ?", "answers": [{"text": "Kemayoran", "start_byte": 55, "limit_byte": 64}]} {"id": "8068298709087604486-1", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nazi", "passage_text": "Nazi adalah kekuatan politik utama di Jerman Nazi sejak kejatuhan Republik Weimar pada tahun 1933 hingga akhir Perang Dunia II pada tahun 1945, ketika dideklarasikan ilegal dan para pemimpinnya ditangkap dan dikenai tuduhan kejahatan terhadap kemanusiaan melalui Pengadilan Nurenberg. Para penganut dan pelaksana Partai Nazi telah mengangkat sebuah ideologi politik baru, biasa dikenal sebagai \"Nazisme\".", "question_text": "Kapan Nazi mulai berkuasa di Jerman ?", "answers": [{"text": "1933", "start_byte": 93, "limit_byte": 97}]} {"id": "-2583320481860320635-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gastronomi", "passage_text": "Bidang ini berhubungan dengan praktik dan studi dari preparasi, produksi dan penyajian dari makanan dan minuman dari berbagai negara-negara di seluruh dunia.[1] Gastronomi praktis meliputi teknik dan standar yang terlibat dalam konversi bahan mentah menjadi produk makanan yang spesifik dari segi nasional, regional, dan budaya.[1][5] Para pelaku gastronomi praktis contohnya terdiri dari juru masak dan semua orang yang berhubungan dengan pelanggan termasuk pelayan. Singkatnya, konversi makanan dan minuman menjadi hidangan yang utuh merupakan spesialisasi gastronomi praktis.[1]", "question_text": "Apa itu Gastronomi praktis?", "answers": [{"text": "praktik dan studi dari preparasi, produksi dan penyajian dari makanan dan minuman dari berbagai negara-negara di seluruh dunia", "start_byte": 30, "limit_byte": 156}]} {"id": "-1205966468380721783-5", "language": "indonesian", "document_title": "Komunikasi audio", "passage_text": "Cakram padat (bahasa Inggris: compact disc, atau biasa disebut dengan CD) adalah cakram optik digital yang diperuntukan untuk menjadi penyimpanan data. Sejak diperkenalkan secara resmi pada tahun 1982, CD memperoleh puncak penjualan pada tahun 2000 yang mencapai 2.445 juta keping. Kelebihan dari teknologi baru bernama CD ini adalah minimnya noise seperti yang ditimbulkan pada kaset, dan juga penggunaannya yang dimana bentuk CD sangat ringan, tipis, dan mudah dibawa serta memiliki masa penggunaan produk yang lebih lama jika dibandingkan dengan kaset, tidak hanya itu CD juga menawarkan kapasitas penyimpanan data yang besar serta kapabilitas produksi yang lebih efisien. Meskipun banyak kelebihan yang dirasakan dengan berkembanganya teknologi di bidang audio yang dapat menyempurnakan media audio pada era sebelumnya, akan tetapi terdapat kelemahan dari CD dibanding pendahulunya kaset, yaitu terletak pada kualitas suara yang dihasilkan tidak sebagus pada pita kaset yang sudah mengpalikasikan sistem suara standar sinus murni, akan tetapi CD mengpalikasikan sistem yang berupa trap atau tangga yang berbentuk sinus dari hasil perubahan sinyal digital ke sinyal analog, sehingga kejernihan suara tidak sejernih atau sebagus bila dibandingkan dengan pita kaset.", "question_text": "Apakah teknologi yang menggantikan Compact Cassette?", "answers": [{"text": "Cakram padat", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-8441509185710593367-5", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Yahudi", "passage_text": "Kitab Ibrani disebut Tanakh dan terdiri dari 24 buku yang dihimpun dari 3 kumpulan:", "question_text": "apakah nama kitab suci Yahudi ?", "answers": [{"text": "Tanakh", "start_byte": 21, "limit_byte": 27}]} {"id": "-3707046315377726913-1", "language": "indonesian", "document_title": "Parmalim", "passage_text": "Ugamo Malim adalah agama asli “lokal” di kalangan masyarakat Batak Toba [1]. Umumnya, penganut Ugamo Malim adalah masyarakat Batak yang berdomisili di Kabupaten Toba Samosir, Tapanuli Utara, juga di daerah lain seperti Kabupaten Simalungun, Kabupaten Dairi, Kabupaten Tapanuli Tengah. Dewasa ini Parmalim juga menyebar di berbagai daerah di Indonesia, namun jumlahnya sangat sedikit. Saat ini, jumlah pengikut aliran ini tidak memiliki data resmi, namun jumlahnya sekitar 5.000 jiwa.", "question_text": "Darimana kata Parmalim berasal?", "answers": [{"text": "Batak Toba", "start_byte": 65, "limit_byte": 75}]} {"id": "-8266457742897452709-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pound Mesir", "passage_text": "Pound Mesir (Arab: الجنيه المصرى, el-Gineih el-Maṣrī) merupakan sebuah mata uang resmi negara Mesir sejak tahun 1834. Kode mata uangnya adalah EGP. Mata uang ini setiap satu-satunya dibagi menjadi 100 piastre. Mata uang ini terbagi menjadi 5, 10, 25, 50 irsh, 1, 5, 10, 20, 50, 100, 200 gineih.", "question_text": "apakah mata uang mesir?", "answers": [{"text": "Pound Mesir", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-351584646966799423-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Dinasti Tang (Chinese:唐朝; pinyin:Táng Cháo; Wade–Giles:T'ang Ch'ao; pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Dinasti ini didirikan oleh keluarga Li (李), yang mengambil alih kekuasaan pada masa kemunduran dan keruntuhan Sui. Keberlangsungan dinasti ini sempat terputus saat Maharani Wu Zetian mengambil alih tahta dan memproklamirkan berdirinya dinasti Zhou Kedua (690–705), dan menjadi satu-satunya kaisar perempuan dalam sejarah Tiongkok. Dinasti ini berkuasa selama rentang waktu 289 tahun dengan 21 kaisar.", "question_text": "Berapa lama Dinasti Tang berkuasa ?", "answers": [{"text": "289 tahun", "start_byte": 690, "limit_byte": 699}]} {"id": "1974307084747685585-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shekel baru Israel", "passage_text": "Shekel baru Israel (Hebrew: שקל חדש‎, Shekel Ḥadash) (tanda: ₪; akronim: ש״ח, kode: ILS) (juga dieja sheqel; pl. shekalim pelafalan shkalim - שקלים, Arab: شيقل جديد, shiqel jadid atau شيكل جديد shikel jadid) adalah mata uang negara Israel. Shekel terbagi menjadi 100 agorot (אגורות) (sing. agora, Ibrani: אגורה).", "question_text": "Apakah mata uang Israel ?", "answers": [{"text": "Shekel", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "-5361101061742977465-46", "language": "indonesian", "document_title": "Utsman bin 'Affan", "passage_text": "Setelah mayat Utsman sudah ada di rumah selama tiga hari, Naila, istri Utsman, mendekati beberapa pendukungnya untuk membantu penguburannya, tetapi hanya sekitar selusin orang yang menjawab. Ini termasuk Marwan, Zayd ibn Thabit , 'Huwatib bin Alfarah, Jubayr ibn Mut'im , Abu Jahm bin Hudaifa, Hakim bin Hazam dan Niyar bin Mukarram. Tubuh diangkat saat senja, dan karena blokade, tidak ada peti mati yang bisa diperoleh. Tubuh tidak dicuci, karena ajaran Islam menyatakan bahwa tubuh para martir tidak seharusnya dicuci sebelum dimakamkan. Dengan demikian, Utsman dibawa ke kuburan di pakaian yang dia kenakan pada saat pembunuhannya.", "question_text": "siapakah isteri Utsman bin Affan?", "answers": [{"text": "Naila", "start_byte": 58, "limit_byte": 63}]} {"id": "-5319575094899695268-19", "language": "indonesian", "document_title": "Jambi", "passage_text": "Luas Provinsi Jambi 53.435 km2 dengan jumlah penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2010 berjumlah 3.088.618 jiwa (Data BPS hasil sensus 2010) . Jumlah penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2006 berjumlah 2.683.289 jiwa (Data SUPAS Proyeksi dari BPS Provinsi Jambi. Jumlah Penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2005 sebesar 2.657.536 (data SUSENAS) atau dengan tingkat kepadatan 50,22 jiwa/km2. Tingkat pertumbuhan penduduk sebesar 0,96% dengan PDRB per kapita Rp9.523.752,00 (Angka sementara dari BPS Provinsi jambi. Untuk tahun 2005, PDRB per kapita sebesar Rp8.462.353). Sedangkan sebanyak 46,88% dari jumlah tenaga kerja Provinsi Jambi bekerja pada sektor pertanian, perkebunan dan perikanan; 21,58% pada sektor perdagangan dan 12,58% pada sektor jasa. Dengan kondisi ketenagakerjaan yang sebagian besar masyarakat di provinsi ini sangat tergantung pada hasil pertanian,perkebunan sehingga menjadikan upaya pemerintah daerah maupun pusat untuk mensejahterakan masyarakat adalah melalui pengembangan sektor pertanian", "question_text": "berapakah luas provinsi Jambi?", "answers": [{"text": "53.435 km2", "start_byte": 20, "limit_byte": 30}]} {"id": "-5555066323653889432-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gideon Momongan", "passage_text": "Gideon PHP Momongan atau yang biasa dikenal dengan nama Dion Momongan adalah pria kelahiran Jakarta, tepatnya di Rumah Sakit St. Carolus, pada 29 Oktober. Terlahir dengan nama lengkapnya, Gideon Palmaleter Hamonangan Pietojoputra Momongan. Anak kedua dari 2 bersaudara, putra dari pasangan H. Abdul Malik Hein Momongan dan Margaretha Emma Karepouwan.", "question_text": "Kapan Dion Momongan lahir ?", "answers": [{"text": "29 Oktober", "start_byte": 143, "limit_byte": 153}]} {"id": "-3667659285674203558-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kasino", "passage_text": "\njmpl|225px|Hotel Mirage di Las Vegas, AS\nKasino adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang perjudian. Untuk menyelenggarakan aktivitas judi secara legal, perusahaan tersebut harus mendapat izin dari pemerintah setempat dimana kegiatan tersebut beroperasi. Biasanya bidang usaha ini sangat menjanjikan dan memperoleh keuntungan yang sangat banyak. Di negera-negara yang mengizinkan kasino beroperasi secara legal biasanya menerapkan pajak penghasilan yang sangat tinggi. Setoran pajak ke pemerintah bisa mencapai 50% dari penghasilan perusahaan.", "question_text": "Apa itu kasino ?", "answers": [{"text": "perusahaan yang bergerak di bidang perjudian", "start_byte": 63, "limit_byte": 107}]} {"id": "-1396176852822544867-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masyarakat Ekonomi Eropa", "passage_text": "Masyarakat Ekonomi Eropa (European Economic Community) adalah organisasi kawasan yang bertujuan menyatukan ekonomi negara-negara anggotanya. Organisasi ini dibentuk melalui Perjanjian Roma tahun 1957.[1] Setelah Uni Eropa (UE) dibentuk tahun 1993, MEE disatukan dan berganti nama menjadi Masyarakat Eropa (EC). Pada tahun 2009, semua lembaga ME dileburkan menjadi Uni Eropa.", "question_text": "kapankah Uni Eropa didirikan?", "answers": [{"text": "1993", "start_byte": 242, "limit_byte": 246}]} {"id": "-4705103235823485827-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas negara Jerman ?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "8930100004356593224-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bob Marley", "passage_text": "Robert Nesta Marley\"Bob\" Marley () adalah seorang penyanyi, pencipta lagu, dan musisi reggae berkebangsaan Jamaika. Bob Marley sampai saat ini dikenal di seluruh dunia sebagai musisi reggae yang paling tersohor dalam dunia musik reggae. Dia diakui perannya dalam memopulerkan dan menyebarkan musik Jamaika dan Gerakan Rastafari ke seluruh dunia.[1]", "question_text": "Siapakah penanyi reggae yang terkenal di dunia ?", "answers": [{"text": "Robert Nesta Marley\"Bob\" Marley", "start_byte": 0, "limit_byte": 31}]} {"id": "1501436900017223447-0", "language": "indonesian", "document_title": "Frekuensi amat tinggi", "passage_text": "Frekuensi amat tinggi (English: Exteremly High Frequency / EHF) merupakan pita frekuensi radio tertinggi. EHF menjalankan rentang frekuensi 30-300 gigahertz, di atas radiasi elektromagnetik yang sangat jauh dari cahaya inframerah, atau juga sering disebut sebagai radiasi Terahertz. Pita ini memiliki panjang gelombang 10-1 milimeter, atau biasa disebut milimeter pita (millimeter pita) atau gelombang millimeter (millimeter wave) yang disingkat sebagai MMW atau mmW.", "question_text": "Apa itu EHF ?", "answers": [{"text": "pita frekuensi radio tertinggi", "start_byte": 74, "limit_byte": 104}]} {"id": "-7886712676623223624-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Dara", "passage_text": "Rumah Dara (Internasional: Macabre, Singapura: Darah) adalah film horor jagal dari Indonesia yang dirilis pada tanggal 22 Januari 2010. Film yang bersemboyan \"Horor menemukan seorang ibu\" ini disutradarai oleh Mo Brothers dan dibintangi oleh Shareefa Daanish dan Julie Estelle sebagai tokoh utama. Film Rumah Dara berkisah mengenai sekelompok pemuda-pemudi yang terjebak di rumah milik seorang pembunuh misterius yang bernama \"Dara\". Film ini menjadi reuni antara aktris Julie Estelle dan Imelda Therinne setelah kolaborasi mereka dalam Kuntilanak 3.", "question_text": "siapakah sutradara Rumah Dara?", "answers": [{"text": "Mo Brothers", "start_byte": 210, "limit_byte": 221}]} {"id": "674786287401059769-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shafiyah binti Huyay", "passage_text": "Shafiyah binti Huyay (Bahasa Arab صفية بنت حيي‎, Shafiya/ Shafya/ Safiyya/ Sofiya) (sekitar 610 M - 670 M) adalah salah satu istri ke-11 Muhammad yang berasal dari suku Bani Nadhir. Ketika menikah, ia masih berumur 17 tahun.[1] Ia mendapatkan julukan \"Ummul mu'minin\".[2] Bapaknya adalah ketua suku Bani Nadhir, salah satu Bani Israel yang bermukim disekitar Madinah.", "question_text": "Berapakah umur Shafiyah binti Huyay ketika menikah dengan nabi Muhammad ??", "answers": [{"text": "17 tahun", "start_byte": 227, "limit_byte": 235}]} {"id": "-9133263495684922867-0", "language": "indonesian", "document_title": "Resistor", "passage_text": "\n\n\nResistor merupakan komponen elektronik yang memiliki dua pin dan didesain untuk mengatur tegangan listrik dan arus listrik. Resistor mempunyai nilai resistansi (tahanan) tertentu yang dapat memproduksi tegangan listrik di antara kedua pin dimana nilai tegangan terhadap resistansi tersebut berbanding lurus dengan arus yang mengalir, berdasarkan persamaan hukum Ohm:", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan resistor listrik?", "answers": [{"text": "komponen elektronik yang memiliki dua pin dan didesain untuk mengatur tegangan listrik dan arus listrik", "start_byte": 22, "limit_byte": 125}]} {"id": "-2325053670817354194-103", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "jmpl|The Motherland Calls di Volgograd adalah patung wanita tertinggi di dunia\nDestinasi wisata paling populer di Rusia adalah Moskwa dan Saint Petersburg, ibukota dan bekas ibukota negara. Sebagai Kota Dunia, kedua kota ini memiliki museum skala dunia seperti Galeri Tretyakov dan Hermitage, teater terkenal seperti Bolshoi dan Mariinsky, gereja bersejarah seperti Katedral Santo Basill, Cathedral of Christ the Saviour, Saint Isaac's Cathedral and Church of the Savior on Blood, impressive fortifications like the Kremlin and Peter and Paul Fortress, dan lapangan serta jalan terkenal seperti Lapangan Merah, Lapangan Istana, Jalan Tverskaya dan Nevsky Prospekt. Istana dan taman mewah dapat ditemukan di bekas tempat tinggal kekaisaran di pinggiran Moskwa (Kolomenskoye, Tsaritsyno) dan St. Petersburg (Istana Peterhof, Strelna, Oranienbaum, Gatchina, Pavlovsk dan Tsarskoye Selo). Moskwa juga banyak menyimpan bekas arsitektur Soviet bersama dengan gedung pencakar langit modern. Kota St Petersburg terkenal dengan arsitektur klasiknya, banyaknya sungai, kanal, dan jembatan.", "question_text": "apakah ibukota Rusia ?", "answers": [{"text": "Moskwa", "start_byte": 127, "limit_byte": 133}]} {"id": "2953638998157707420-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanada", "passage_text": "Kanada, secara historis dikenal sebagai Dominion of Canada adalah negara paling utara di Amerika Utara. Merupakan federasi dari 10 provinsi dan 3 teritori dengan sistem desentralisasi dan pemerintahan berbentuk monarki konstitusional. Dibentuk tahun 1867 dengan undang-undang Konfederasi. Ibu kota Kanada adalah Ottawa tempat parlemen nasional, tempat tinggal Gubernur Jenderal dan Perdana Menteri. Merupakan bekas jajahan Perancis dan Britania Raya. Kanada adalah anggota La Francophonie dan negara Persemakmuran. Kanada merupakan negara terluas di Amerika Utara. Luas negara Kanada adalah 9.970.610 kilometer persegi. Kanada digolongkan negara maju dan ekonominya tergantung terutama pada ketersediaan hasil alam yang melimpah.", "question_text": "Apakah ibukota Kanada ?", "answers": [{"text": "Ottawa", "start_byte": 312, "limit_byte": 318}]} {"id": "7524807606347059353-0", "language": "indonesian", "document_title": "Opera Buffa", "passage_text": "Opera Buffa (opera komedi) adalah bentuk opera yang ringan.[1] Umumnya merupakan acara-acara musik yang dirangkai dengan recitativo secco, suatu cerita dengan iringan musik yang lebih banyak diucapkan daripada dinyanyikan.[1] Genre opera ini pertama kali digunakan untuk menggambarkan opera komik Italia yang oleh beberapa penulis diklasifikasikan sebagai komedi musik (comedia musica, dramma comico).[2] Opera Buffa terutama terkait dengan popularits Naples yang menyebar ke Roma dan Italia Utara pada awal abad ke-18. Opera tersebut ditandai dengan kehidupan sehari-hari dan penggunaan dialek lokal.[2]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Opera Komedi?", "answers": [{"text": "bentuk opera yang ringan", "start_byte": 34, "limit_byte": 58}]} {"id": "-3750744948546917683-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kedokteran gigi", "passage_text": "Dokter Gigi Prostodonsia, adalah dokter gigi spesialis yang menangani pembuatan gigi palsu, ataupun implan gigi. Terkadang mengerjakan kasus untuk pasien sumbing, terutama jika langit-langitnya juga terbelah dengan membuat obturator yang berfungsi mencegah masuknya makanan atau cairan ke rongga hidung atau sekitarnya. Pasien Sumbing kini dapat juga ditangani oleh Dokter THT-KL, Dokter Spesialis Bedah Plastik ataupun Dokter Spesialis Bedah Umum. Dokter mana yang tepat merupakan pilihan setiap pasien dengan pertimbangan kompetensi dan pengalaman dokter.", "question_text": "Apa cabang specialis dokter pembuatan gigi palsu?", "answers": [{"text": "Prostodonsia", "start_byte": 12, "limit_byte": 24}]} {"id": "-7987689339929820163-0", "language": "indonesian", "document_title": "Seismometer", "passage_text": "Seismometer (bahasa Yunani: seismos: gempa bumi dan metero: mengukur) adalah alat atau sensor getaran, yang biasanya dipergunakan untuk mendeteksi gempa bumi atau getaran pada permukaan tanah. Hasil rekaman dari alat ini disebut seismogram.", "question_text": "Apa nama alat pendeteksi gempa ?", "answers": [{"text": "Seismometer", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "6062273698460054258-2", "language": "indonesian", "document_title": "Tunik", "passage_text": "\nAsal usul tunik adalah pakaian yang disebut tunica. Pakaian ini dikenakan orang Yunani Kuno, Romawi Kuno, dan Kekaisaran Romawi Timur. Di Romawi Kuno, tunik adalah pakaian pria dan anak laki-laki. Pria muda dan prajurit mengenakan tunik berwarna putih yang panjangnya hanya sampai di atas lutut. Laki-laki berumur, bangsawan, dan hakim mengenakan tunik hingga sampai di pergelangan kaki. Di atas tunik dikenakan toga. Rakyat biasa mengenakan tunik yang dibuat dari kain wol berwarna putih. Tidak ada seorang pun dari kalangan rakyat biasa yang diizinkan mengenakan tunik berwarna ungu. Peraturan ini dijalankan dengan ketat. Warna ungu adalah warna kaisar.[1]", "question_text": "Dari manakah asal Stola ?", "answers": [{"text": "Yunani Kuno, Romawi Kuno, dan Kekaisaran Romawi Timur", "start_byte": 81, "limit_byte": 134}]} {"id": "4378332193851733163-54", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah kimia", "passage_text": "Dalton juga mengusulkan sebuah teori atom modern pada tahun 1803 yang menyatakan bahwa semua materi terdiri dari partikel-partikel kecil yang tak terpisahkan yang disebut atom, atom unsur tertentu memiliki karakteristik dan berat yang unik, dan terdapat tiga jenis atom: sederhana (unsur), senyawa (molekul sederhana), dan kompleks (molekul kompleks). Pada tahun 1808, Dalton pertama kali menerbitkan New System of Chemical Philosophy (1808-1827), di mana dia mengemukakan deskripsi ilmiah modern pertama tentang teori atom. Karya ini mengidentifikasi unsur-unsur kimia sebagai jenis atom tertentu, oleh karena itu menolak teori Newton tentang afinitas kimia.", "question_text": "siapakah yang menemukan molekul pertama kali?", "answers": [{"text": "Dalton", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "7198785654916957956-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Gerakan Pantekosta", "passage_text": "GGP didirikan oleh Rev. Johannes Gerhard Thiessen, seorang misionaris dari Doopgezinde Kerk yang datang ke Indonesia pada tahun 1901. Awalnya, Thiessen bekerja sebagai guru Injil di Sumatera Utara. Tahun 1921 pindah ke Jawa, dan bersama dengan pelopor Pentakosta lainnya seperti Br. van Klavern, Br. Groesbeek dan Br. Bernard mendirikan \"Gereja Gerakan Pentakosta\" di Cepu. Dari Cepu bergerak ke Surabaya pada tanggal 12 April 1923, lalu ke Bandung, Jawa Barat. Gedung gereja pertama Pinksterbeweging terletak di Jl. Marjuk No. 11, Bandung, dengan nama \"Bethel\". Tahun 1960 tercatat sebagai Kongres GGP yang pertama.", "question_text": "Kapan Gereja Gerakan Pentakosta didirikan?", "answers": [{"text": "1901", "start_byte": 128, "limit_byte": 132}]} {"id": "-8497093374134109357-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Korea Selatan", "passage_text": "Bendera Korea Selatan, atau Taegukgi (kadang-kadang juga diromanisasi sebagai Taegeukgi) adalah bendera nasional Republik Korea. Bendera ini memiliki tiga bagian: latar belakang putih, Taeguk merah dan biru di tengah-tengah, dan empat trigram hitam, yang dipilih dari yang semula ada delapan, di setiap sudut bendera.", "question_text": "Apakah warna bendera korea selatan ?", "answers": [{"text": "putih, Taeguk merah dan biru di tengah-tengah, dan empat trigram hitam", "start_byte": 178, "limit_byte": 248}]} {"id": "5319254709942760250-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lembaga-lembaga Uni Eropa", "passage_text": "\n\nDalam lembaga-lembaga Uni Eropa ada tujuh kepala badan pengambil keputusan dari Uni Eropa (EU). Mereka, seperti yang tercantum dalam Pasal 13 Perjanjian tentang Uni Eropa adalah: Parlemen Eropa, Dewan Eropa, Dewan Uni Eropa, Komisi Eropa, Pengadilan Kehakiman Uni Eropa, Bank Sentral Eropa dan Pengadilan Auditor.[1] Lembaga-Lembaga ini berbeda dari Agen dari Uni Eropa.", "question_text": "Apakah nama tujuh kepala badan pengambil keputusan dari Uni Eropa?", "answers": [{"text": "Parlemen Eropa, Dewan Eropa, Dewan Uni Eropa, Komisi Eropa, Pengadilan Kehakiman Uni Eropa, Bank Sentral Eropa dan Pengadilan Auditor", "start_byte": 181, "limit_byte": 314}]} {"id": "-6835801806515855837-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konservatisme", "passage_text": "\n\nKonservatisme adalah sebuah filsafat politik yang mendukung nilai-nilai tradisional. Istilah ini berasal dari bahasa Latin, conservāre, melestarikan; \"menjaga, memelihara, mengamalkan\". Karena berbagai budaya memiliki nilai-nilai yang mapan dan berbeda-beda, kaum konservatif di berbagai kebudayaan mempunyai tujuan yang berbeda-beda pula. Sebagian pihak konservatif berusaha melestarikan status quo, sementara yang lainnya berusaha kembali kepada nilai-nilai dari zaman yang lampau, the status quo ante.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan ideologi konservatif?", "answers": [{"text": "filsafat politik yang mendukung nilai-nilai tradisional", "start_byte": 30, "limit_byte": 85}]} {"id": "2222000143613163431-0", "language": "indonesian", "document_title": "Franc Swiss", "passage_text": "\nFranc Swiss merupakan sebuah mata uang negara Swiss dan Liechtenstein sejak tahun 1798. Mata uang ini setiap satuannya dibagi menjadi 100 Rappen (Jerman), Centime (Perancis), dan Centesimi (Italia). Mata uang ini terbagi menjadi 10, 20, 50, 100, 200, 1000 francs.", "question_text": "Apa mata uang Swiss ?", "answers": [{"text": "Franc Swiss", "start_byte": 1, "limit_byte": 12}]} {"id": "5308412271280115480-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Jepang", "passage_text": "\nIbu kota Jepang yang sekarang secara de facto berada di Tokyo. Di Jepang, istilah \"ibu kota\" (shuto) baru dikenal orang setelah Perang Dunia II berakhir. Sebelumnya, Tokyo sejak tahun 1868 merupakan ibu kota kekaisaran (teito). Istilah \"ibu kota\" baru dikenal secara luas setelah ditetapkan Undang-undang Pembangunan Ibu Kota (Shuto kensetsu-hō) tahun 1950 yang tidak berlaku lagi setelah dikeluarkannya Undang-undang Konsolidasi Daerah Metropolitan (Shutoken seibi-hō) tahun 1959.", "question_text": "Apakah nama ibukota Jepang?", "answers": [{"text": "Tokyo", "start_byte": 57, "limit_byte": 62}]} {"id": "-4639165516174775833-27", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan", "passage_text": "\n\nPulau Kalimantan terletak di sebelah utara pulau Jawa, sebelah timur Selat Melaka, sebelah barat pulau Sulawesi dan sebelah selatan Filipina. Luas pulau Kalimantan adalah 743.330km².", "question_text": "Berapakah luas Pulau Kalimantan?", "answers": [{"text": "743.330km²", "start_byte": 173, "limit_byte": 184}]} {"id": "6746584826094317460-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Utara", "passage_text": "Won (lambang: ₩; code: KPW) atau Won Rakyat Korea adalah mata uang resmi Korea Utara. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 chon. Won tersebut dikeluarkan oleh Bank Sentral Republik Rakyat Demokratik Korea, yang berbasis di ibukota Pyongyang. Meskipun mata uang resmi Korea Selatan, yang dikeluarkan oleh Bank Korea yang berbasis di Seoul, berbagai jumlah unit yang sama dan juga dikenal sebagai won Korea Selatan, kedua mata uang tersebut berbeda.", "question_text": "apakah mata uang Korea Utara?", "answers": [{"text": "Won Rakyat Korea", "start_byte": 35, "limit_byte": 51}]} {"id": "-8069386261367609268-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tumbuhan lumut", "passage_text": "Tumbuhan ini sudah menunjukkan diferensiasi tegas antara organ penyerap hara dan organ fotosintetik namun belum memiliki akar dan daun sejati. Kelompok tumbuhan ini juga belum memiliki pembuluh sejati. Alih-alih akar, organ penyerap haranya adalah rizoid (harafiah: \"serupa akar\"). Daun tumbuhan lumut dapat berfotosintesis. Tumbuhan lumut merupakan tumbuhan pelopor, yang tumbuh di suatu tempat sebelum tumbuhan lain mampu tumbuh. Ini terjadi karena tumbuhan lumut berukuran kecil tetapi membentuk koloni yang dapat menjangkau area yang luas. Jaringan tumbuhan yang mati menjadi sumber hara bagi tumbuhan lumut lain dan tumbuhan yang lainnya.", "question_text": "Apa ciri-ciri tumbuhan lumut?", "answers": [{"text": "organ penyerap haranya adalah rizoid", "start_byte": 218, "limit_byte": 254}]} {"id": "-6728288224656995727-0", "language": "indonesian", "document_title": "Makhluk hidup", "passage_text": "\n\nDalam setiap pernyataan suatu kejadian menurut sistem biologi dan ekologi, organisme (bahasa Yunani: organon yang berarti alat) adalah kumpulan molekul-molekul yang saling memengaruhi sedemikian sehingga berfungsi secara stabil dan memiliki sifat hidup.", "question_text": "Apa pengertian dari organisme ?", "answers": [{"text": "kumpulan molekul-molekul yang saling memengaruhi sedemikian sehingga berfungsi secara stabil dan memiliki sifat hidup", "start_byte": 137, "limit_byte": 254}]} {"id": "-8257451036367186391-3", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Penerbit awal novel-novel Harry Potter adalah Bloomsbury di Britania Raya dan Scholastic Press di Amerika Serikat. Di samping itu, seri ini telah diterbitkan oleh berbagai penerbit di seluruh dunia, termasuk Indonesia, yang diterbitkan oleh Gramedia Pustaka Utama. Keseluruhan novel, dengan novel ketujuh dibagi menjadi dua bagian, telah diadaptasi menjadi delapan seri film oleh Warner Bros. Pictures, dan menjadi film seri paling sukses sepanjang masa. Seri Harry Potter juga telah menghasilkan berbagai merek dagang yang berhubungan dengan cerita, menjadikan merek Harry Potter bernilai lebih dari $15milyar.[10] Selain itu, terkait dengan kesuksesan novel dan film-filmnya, Rowling telah menjadi penulis terkaya sepanjang sejarah kesusasteraan.[11] Harry Potter juga dijadikan sebagai tema taman hiburan seperti The Wizarding World of Harry Potter di Islands of Adventure, Universal Parks & Resorts.", "question_text": "berapakah sekuel Harry Potter yang telah difilemkan?", "answers": [{"text": "delapan", "start_byte": 357, "limit_byte": 364}]} {"id": "5527508599893582902-0", "language": "indonesian", "document_title": "Imperium", "passage_text": "\nImperium (Latin: Imperium) mengacu pada sekelompok negara dan kelompok etnik yang menempati wilayah geografis sangat luas, yang dipimpin atau dikuasai oleh satu kekuatan politik. Kekuatan politik penguasa ini biasanya suatu monarki meskipun dapat juga berupa suatu oligarki. Imperium yang dipimpin oleh seorang kaisar (Greek: Κάιζερ, romanized:Kaiser, IPA /ˈkaisar/ , German: Kaiser, Latin: imperator[1]) disebut sebagai kekaisaran. Sedangkan beberapa imperium dalam sejarah ada yang tidak dipimpin oleh seorang kaisar, melainkan raja atau ratu, seperti Imperium Britania.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan imperium?", "answers": [{"text": "mengacu pada sekelompok negara dan kelompok etnik yang menempati wilayah geografis sangat luas, yang dipimpin atau dikuasai oleh satu kekuatan politik", "start_byte": 28, "limit_byte": 178}]} {"id": "1818528944509996532-7", "language": "indonesian", "document_title": "Strok", "passage_text": "Dalam stroke hemorragik, pembuluh darah pecah sehingga menghambat aliran darah yang normal dan darah merembes ke dalam suatu daerah di otak dan merusaknya. Pendarahan dapat terjadi di seluruh bagian otak seperti caudate putamen; talamus; hipokampus; frontal, parietal, dan occipital cortex; hipotalamus; area suprakiasmatik; cerebellum; pons; dan midbrain.[6] Hampir 70 persen kasus stroke hemorrhagik menyerang penderita hipertensi.[7]", "question_text": "Apa itu Stroke hemorragik?", "answers": [{"text": "pembuluh darah pecah sehingga menghambat aliran darah yang normal dan darah merembes ke dalam suatu daerah di otak dan merusaknya", "start_byte": 25, "limit_byte": 154}]} {"id": "1118983836406707369-2", "language": "indonesian", "document_title": "Reaksi kimia", "passage_text": "Reaksi kimia seperti pembakaran, fermentasi, dan reduksi dari bijih menjadi logam sudah diketahui sejak dahulu kala. Teori-teori awal transformasi dari material-material ini dikembangkan oleh filsuf Yunani Kuno, seperti Teori empat elemen dari Empedocles yang menyatakan bahwa substansi apapun itu tersusun dari 4 elemen dasar: api, air, udara, dan bumi. Pada abad pertengahan, transformasi kimia dipelajari oleh para alkemis. Mereka mencoba, misalnya, mengubah timbal menjadi emas, dengan mereaksikan timbal dengan campuran tembaga-timbal dengan sulfur.[2]", "question_text": "kapankah ilmu kimia dipelajari oleh manusia?", "answers": [{"text": "dahulu kala", "start_byte": 104, "limit_byte": 115}]} {"id": "-7332112114561677384-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kampar", "passage_text": "Di samping julukan Bumi Sarimadu, Kabupaten Kampar yang beribukota di Bangkinang ini juga dikenal dengan julukan Serambi Mekkah di Provinsi Riau. Kabupaten ini memiliki luas 10.928,20km² atau 12,26% dari luas Provinsi Riau dan berpenduduk ±688.204 jiwa (SP2010).", "question_text": "Berapa luas kota Kampar?", "answers": [{"text": "10.928,20km²", "start_byte": 174, "limit_byte": 187}]} {"id": "6032389739293747553-0", "language": "indonesian", "document_title": "Negara bagian Amerika Serikat", "passage_text": "Negara bagian Amerika Serikat adalah sebutan bagi masing-masing dari lima puluh entitas politis konstituen yang membentuk pemerintahan federal Amerika Serikat. Empat di antaranya secara resmi menyebut dirinya sebagai \"persemakmuran\".", "question_text": "berapakah jumlah Negara-Negara Persemakmuran?", "answers": [{"text": "Empat", "start_byte": 160, "limit_byte": 165}]} {"id": "137245945529302749-5", "language": "indonesian", "document_title": "Upin & Ipin", "passage_text": "Pada tahun 2009, Nizam, Safwan, dan Anas meninggalkan Les' Copaque untuk mendirikan sebuah studio animasi yang baru, yaitu Animonsta Studios, namun seri animasi Upin & Ipin masih tetap diteruskan di bawah pimpinan Haji Burhanuddin sebagai direktur.[5]", "question_text": "kapankah Animonsta Studios didirikan?", "answers": [{"text": "2009", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "4428776098784583147-0", "language": "indonesian", "document_title": "Petualangan Tintin", "passage_text": "Petualangan Tintin ([Les Aventures de Tintin et Milou]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah serial komik yang diciptakan oleh Hergé, seorang artis dari Belgia. Hergé adalah pseudonim dari Georges Remi (1907–1983) yang dituliskan menjadi RG (dibaca sebagai Hergé dalam bahasa Perancis). Serial ini pertama kali muncul dalam bahasa Perancis sebagai lampiran bagian anak-anak dari koran Belgia, [Le Vingtième Siècle]error: {{lang}}: text has italic markup (help) pada tanggal 10 Januari 1929. Petualangan Tintin sendiri menampilkan beberapa pemain yang saling melengkapi satu sama lainnya. Dari tahun ke tahun, serial ini menjadi bacaan favorit dan bahan kritikan dari para kritikus selama lebih dari 70 tahun.", "question_text": "Siapakah penulis Petualangan Tintin?", "answers": [{"text": "Hergé", "start_byte": 146, "limit_byte": 152}]} {"id": "-7455720308739595647-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "\nSulawesi Utara (disingkat Sulut) adalah salah satu provinsi yang terletak di ujung utara Pulau Sulawesi dengan ibu kota terletak di kota Manado. Sulawesi Utara atau Sulut berbatasan dengan Laut Maluku dan Samudera Pasifik di sebelah timur, Laut Maluku dan Teluk Tomini di sebelah selatan, Laut Sulawesi dan provinsi Gorontalo di sebelah barat, dan provinsi Davao del Sur (Filipina) di sebelah utara.", "question_text": "Apa nama ibukota Provinsi Sulawesi Utara?", "answers": [{"text": "Manado", "start_byte": 138, "limit_byte": 144}]} {"id": "-732085079730522397-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimia organik", "passage_text": "\nKimia organik adalah percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik. Senyawa organik dibangun terutama oleh karbon dan hidrogen, dan dapat mengandung unsur-unsur lain seperti nitrogen, oksigen, fosfor, halogen dan belerang.", "question_text": "Apaka yang dimaksud dengan kimia organik?", "answers": [{"text": "percabangan studi ilmiah dari ilmu kimia mengenai struktur, sifat, komposisi, reaksi, dan sintesis senyawa organik", "start_byte": 22, "limit_byte": 136}]} {"id": "-5489913203169074385-2", "language": "indonesian", "document_title": "Heinrich Rudolf Hertz", "passage_text": "Hertz adalah unit SI untuk frekuensi. Kata Hertz dipilih untuk menghargai jasa Heinrich Rudolf Hertz atas kontribusinya dalam bidang elektromagnetisme. Hertz menyatakan banyaknya gelombang dalam waktu satu detik (1 Hertz = 1 gelombang per detik). Unit ini dapat digunakan untuk mengukur gelombang apa saja yang periodik. Contoh: Frekuensi dari gerak bandul jam dinding adalah 1 Hz.", "question_text": "Siapakah yang menemukan istilah frekuensi ?", "answers": [{"text": "Heinrich Rudolf Hertz", "start_byte": 79, "limit_byte": 100}]} {"id": "5791073654632870361-7", "language": "indonesian", "document_title": "Perfilman Indonesia", "passage_text": "Film pertama yang dibuat pertama kalinya di Indonesia adalah film bisu tahun 1926 yang berjudul Loetoeng Kasaroeng dan dibuat oleh sutradara Belanda G. Kruger dan L. Heuveldorp. Saat film ini dibuat dan dirilis, negara Indonesia belum ada dan masih merupakan Hindia Belanda, wilayah jajahan Kerajaan Belanda. Film ini dibuat dengan didukung oleh aktor lokal oleh Perusahaan Film Jawa NV di Bandung dan muncul pertama kalinya pada tanggal 31 Desember, 1926 di teater Elite and Majestic, Bandung.", "question_text": "Apakah nama film pertama buatan Indonesia ?", "answers": [{"text": "Loetoeng Kasaroeng", "start_byte": 96, "limit_byte": 114}]} {"id": "5561083729745449899-0", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "\nItalia (Italia), resminya Republik Italia (Italian: Repubblica Italiana[1][2][3][4], adalah sebuah negara kesatuan republik parlementer di Eropa[catatan 1] Terletak di jantung Laut Mediterania. Italia berbatasan dengan Prancis, Swiss, Austria, Slovenia, San Marino dan Vatikan. Italia mencakup area seluas 301.338 km² (116.347 mi²), dan dipengaruhi oleh iklim sedang dan iklim mediterania. Dilihat dari bentuknya, peta Italia berbentuk seperti sepatu bot atau di Italia sering disebut lo Stivale[5][6]. Dengan jumlah penduduk mencapai 61 juta jiwa, Italia merupakan negara anggota UE keempat yang paling banyak penduduknya.", "question_text": "berapakah luas Italia?", "answers": [{"text": "301.338 km²", "start_byte": 307, "limit_byte": 319}]} {"id": "2722854147620135112-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rupee Pakistan", "passage_text": "Rupee Pakistan (Urdu: روپیہ‎) (tanda: Rs; kode: PKR) adalah mata uang Pakistan. Dikeluarkannya mata uang ini dikontrol oleh Bank Negara Pakistan. Simbol yang paling umum digunakan untuk rupee adalah Rs. Di Pakistan, rupee juga disebut \"rupees\", \"rupaya\" atau \"rupaye\".", "question_text": "apakah nama mata uang Pakistan ?", "answers": [{"text": "Rupee Pakistan", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "3257172575057059308-1", "language": "indonesian", "document_title": "Silikon", "passage_text": " Senyawa yang dibentuk bersifat paramagnetik. Unsur kimia ini ditemukan oleh Jöns Jakob Berzelius. Silikon merupakan unsur metaloid tetravalensi, bersifat lebih tidak reaktif daripada karbon (unsur nonlogam yang tepat berada di atasnya pada tabel periodik, tetapi lebih reaktif daripada germanium, metaloid yang berada persis di bawahnya pada tabel periodik. Kontroversi mengenai sifat-sifat silikon bermula sejak penemuannya: silikon pertama kali dibuat dalam bentuk murninya pada tahun 1824 dengan nama silisium (dari kata Latin: silicis), dengan akhiran -ium yang berarti logam. Meski begitu, pada tahun 1831, namanya diganti menjadi silikon karena sifat-sifat fisiknya lebih mirip dengan karbon dan boron.", "question_text": "Apa itu unsur silikon?", "answers": [{"text": "unsur metaloid tetravalensi, bersifat lebih tidak reaktif daripada karbon", "start_byte": 118, "limit_byte": 191}]} {"id": "-7752149042837707829-18", "language": "indonesian", "document_title": "Transistor", "passage_text": "BJT (Bipolar Junction Transistor) adalah salah satu dari dua jenis transistor. Cara kerja BJT dapat dibayangkan sebagai dua diode yang terminal positif atau negatifnya berdempet, sehingga ada tiga terminal. Ketiga terminal tersebut adalah emiter (E), kolektor (C), dan basis (B).", "question_text": "Berapa jenis transistor?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 57, "limit_byte": 60}]} {"id": "1729962557891875493-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Kroasia Herzeg-Bosnia", "passage_text": "Republik Kroasia Herzeg-Bosnia (Croatian: Hrvatska Republika Herceg-Bosna) adalah entitas di Bosnia dan Herzegovina yang berdiri dari tahun 1991 hingga 1994 selama Perang Bosnia. Republik ini diproklamirkan pada tanggal 18 November 1991 dengan nama Komunitas Kroasia Herzeg-Bosnia, dan diklaim sebagai entitas politik, budaya, ekonomi, dan teritorial yang terpisah di Bosnia dan Herzegovina.[1] Herzeg-Bosnia tidak pernah memisahkan diri dari Bosnia dan Herzegovina dan malah secara resmi mengakui kedaulatan Bosnia dan Herzegovina.[2]\nNamun, menurut Pengadilan Pidana Internasional untuk bekas Yugoslavia, Herzeg-Bosnia didirikan dengan maksud untuk memisahkan diri dari Bosnia dan Herzegovina dan bersatu dengan Kroasia.[3] Menurut Pengadilan Pidana Internasional, aspirasi tersebut, yang didukung oleh Republik Kroasia, dapat dilihat pada penggunaan mata uang Kroasia dan bahasa Kroasia, serta penganugerahan kewarganegaraan Kroasia kepada orang Kroasia di Bosnia dan Herzegovina.[1] Pengadilan Konstitusional Republik Bosnia dan Herzegovina menyatakan entitas ini sebagai entitas ilegal pada 14 September 1992.[1] Herzeg-Bosnia dibubarkan pada tahun 1994 karena bergabung dengan Federasi Bosnia dan Herzegovina.", "question_text": "Apa mata uang Republik Bosnia?", "answers": [{"text": "mata uang Kroasia", "start_byte": 853, "limit_byte": 870}]} {"id": "369229864435105520-35", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "\nIsrael terletak di sebelah timur Laut Mediterania, berbatasan dengan Lebanon di sebelah utara, Suriah di sebelah timur laut, Yordania di sebelah timur, dan Mesir di sebelah barat daya. Wilayah kedaulatan Israel, tidak termasuk wilayah yang ditaklukkan semasa Perang Enam Hari tahun 1967 adalah sekitar 20.770 kilometer persegai dengan 2%-nya adalah air.[93] Menurut hukum Israel, luas wilayah keseluruhan Israel, yang meliputi Yerusalem Timur dan Dataran Tinggi Golan adalah 22.072 kilometer persegi.[94] Sedangkan luas wilayah keseluruhan yang dikontrol Israel, meliputi wilayah Palestina di Tepi Barat adalah 27.799km2.[95]", "question_text": "berapakah luas negara Israel?", "answers": [{"text": "27.799km2", "start_byte": 612, "limit_byte": 621}]} {"id": "7386635944150757572-1", "language": "indonesian", "document_title": "Otak", "passage_text": "Otak manusia [1] adalah struktur pusat pengaturan yang memiliki volume sekitar 1.350cc dan terdiri atas 100 juta sel saraf atau neuron. Otak mengatur dan mengkordinir sebagian besar, gerakan, perilaku dan fungsi tubuh homeostasis seperti detak jantung, tekanan darah, keseimbangan cairan tubuh dan suhu tubuh. Otak manusia bertanggung jawab terhadap pengaturan seluruh badan dan pemikiran manusia. Oleh karena itu terdapat kaitan erat antara otak dan pemikiran. Otak dan sel saraf di dalamnya dipercayai dapat memengaruhi kognisi manusia. Pengetahuan mengenai otak memengaruhi perkembangan psikologi kognitif. Otak juga bertanggung jawab atas fungsi seperti pengenalan, emosi. ingatan, pembelajaran motorik dan segala bentuk pembelajaran lainnya.", "question_text": "berapakah saraf yang terdapat pada otak?", "answers": [{"text": "100 juta", "start_byte": 104, "limit_byte": 112}]} {"id": "-9204139657298584998-18", "language": "indonesian", "document_title": "Vereenigde Oostindische Compagnie", "passage_text": "Tujuan utama dibentuknya VOC seperti tercermin dalam perundingan 15 Januari 1602 adalah untuk “menimbulkan bencana pada musuh dan guna keamanan tanah air”. Yang dimaksud musuh saat itu adalah Portugis dan Spanyol yang pada kurun Juni 1580 – Desember 1640 bergabung menjadi satu kekuasaan yang hendak merebut dominasi perdagangan di Asia. Untuk sementara waktu, melalui VOC bangsa Belanda masih menjalin hubungan baik bersama masyarakat Nusantara.", "question_text": "apakah fungsi utama VOC?", "answers": [{"text": "menimbulkan bencana pada musuh dan guna keamanan tanah air", "start_byte": 97, "limit_byte": 155}]} {"id": "3877836370943299287-1", "language": "indonesian", "document_title": "SMP Negeri 1 Grabag", "passage_text": "SMP Negeri 1 Grabag Magelang (saat itu masih berstatus sebagai SMP Persiapan ) didirikan pada tahun 1957, bermula dari prakarsa guru-guru alumnus SGA Negeri Semarang yang mengajar di SD Negeri di wilayah Grabag bersama dengan Bapak Mintarno.", "question_text": "tahun berapakah SMP Negeri 1 Grabag didirikan?", "answers": [{"text": "1957", "start_byte": 100, "limit_byte": 104}]} {"id": "3605109646703819355-2", "language": "indonesian", "document_title": "Benito Mussolini", "passage_text": "Mussolini lahir di Predappio, Forlì (Emilia-Romagna). Ayahnya Alessandro seorang pandai besi dan ibunya Rosa seorang guru sekolah. Seperti ayahnya, ia menjadi seorang sosialis berat. Tahun 1902 ia beremigrasi ke Swiss. Karena sulit mencari pekerjaan tetap, akhirnya ia pindah ke Italia. Pada 1908 ia bergabung dengan surat kabar Austria di kota Trento.", "question_text": "Dimana Benito Mussolini lahir ?", "answers": [{"text": "Predappio, Forlì", "start_byte": 19, "limit_byte": 36}]} {"id": "-7948341025426001001-0", "language": "indonesian", "document_title": "Iskandar Tsani dari Aceh", "passage_text": "Sultan Iskandar Tsani Alauddin Mughayat Syah (meninggal tahun 1641) merupakan Sultan Aceh ketiga belas, menggantikan Sultan Iskandar Muda. Iskandar Tsani adalah putera dari Sultan Pahang, Ahmad Syah, yang dibawa ke Aceh ketika Aceh menguasai Pahang pada tahun 1617 oleh Sultan Iskandar Muda. Ia menikah dengan puteri Sultan, yang kemudian bernama Ratu Safiatuddin, dan menggantikan Iskandar Muda sebagai Sultan Aceh ketika ia wafat pada tahun 1636. \"Tsani\" dalam bahasa Arab berarti \"dua\".", "question_text": "siapakah penerus tahta Sultan Iskandar Muda?", "answers": [{"text": "Sultan Iskandar Tsani Alauddin Mughayat Syah", "start_byte": 0, "limit_byte": 44}]} {"id": "5099755907943166139-0", "language": "indonesian", "document_title": "İstiklâl Marşı", "passage_text": "\nİstiklal Marşı (\"Mars Kemerdekaan\") adalah lagu kebangsaan Turki, yang ditetapkan secara resmi pada tanggal 21 Maret 1921. Liriknya diciptakan oleh Mehmet Akif Ersoy (1873-1936), seorang penyair Turki, sedangkan lagunya digubah oleh Zeki Üngör. Biasanya yang dinyanyikan hanya kedua bait pertama.", "question_text": "Apakah nama lagu kebangsaan Turki?", "answers": [{"text": "İstiklal Marşı", "start_byte": 1, "limit_byte": 18}]} {"id": "3615201974605201150-5", "language": "indonesian", "document_title": "Piala Dunia FIFA", "passage_text": "Pertandingan sepak bola internasional pertama di dunia dimainkan di Glasgow pada tahun 1872 antara Skotlandia dengan Inggris,[2] yang berakhir imbang dengan skor 0–0. Turnamen sepak bola internasional pertama adalah British Home Championship, yang digelar pertama kali pada tahun 1884.[3] Setelah tumbuh dan populer di belahan dunia lainnya pada pergantian abad ke-20, sepak bola mulai dipertandingkan sebagai olahraga demonstrasi tanpa medali dalam Olimpiade Musim Panas 1900 dan 1904 (meskipun demikian, IOC secara bertahap memperbarui status olahraga ini menjadi pertandingan resmi), dan juga pada Olimpiade Interkala 1906.[4]", "question_text": "Dimanakah Piala Dunia FIFA pertama diadakan ?", "answers": [{"text": "Glasgow", "start_byte": 68, "limit_byte": 75}]} {"id": "-3090679832486208623-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lembaga Survei Indonesia", "passage_text": "Kapan Didirikan:\nLembaga Survei Indonesia (LSI) didirikan oleh YAYASAN PENGEMBANGAN DEMOKRASI INDONESIA (YPDI) pada bulan Agustus 2003, bersifat independen, non-partisan atau tidak berafiliasi pada partai politik maupun tokoh atau kelompok yang terlibat dalam kontestasi politik, dan nirlaba. LSI didirikan oleh tokoh-tokoh yang tepercaya independensinya, profesional, dan pro-demokrasi.", "question_text": "siapakah pendiri lembaga survei Indonesia?", "answers": [{"text": "YAYASAN PENGEMBANGAN DEMOKRASI INDONESIA", "start_byte": 63, "limit_byte": 103}]} {"id": "512329047101598221-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gelato", "passage_text": "\nGelato (Italian: dʒeˈlaːto; jamak: Gelati [dʒeˈlaːti]) adalah es krim khas dari negara Italia. Nama gelato berasal dari bahasa Italia yang artinya \"beku\". Gelato terbuat dari bahan utama seperti susu, krim, dan gula. Kemudian diberi tambahan variasi rasa mulai dari buah-buahan, kacang, dan bahan perasa lainnya. Apabila dibandingkan dengan es krim pada umumnya, Gelato memiliki kandungan lemak yang lebih rendah. Gelato biasanya mengandung sedikit udara dan memiliki lebih banyak varian rasa daripada makanan penutup beku lainnya, memberikan kepadatan dan kekayaan rasa yang membedakannya daripada es krim lainnya. Gelato disajikan layaknya es krim pada umumnya, seperti dalam cup, kerucut, gelas, isian roti, kue, dan wadah lainnya.", "question_text": "Apakah bahan dasar membuat Gelato?", "answers": [{"text": "susu, krim, dan gula", "start_byte": 202, "limit_byte": 222}]} {"id": "-802969894718704333-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yang Pu", "passage_text": "Yang Pu (楊溥) (900 – 21 Januari 939), secara resmi Kaisar Rui Wu (吳睿帝), dikenal sebagai Kaisar Gaoshang Sixuan Honggu Rang (高尚思玄弘古讓皇(帝)) atau, singkatnya, Kaisar Rang (讓皇, \"kaisar yang menyerah\"), sementara masih hidup selama bulan-bulan awal menggantikan Tang Selatan, merupakan penguasa terakhir Tiongkok pada masa Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan, negara Wu, dan satu-satunya yang menuntut gelar kaisar. Selama masa pemerintahannya, negara berada dalam kendali yang efektif terhadap wali penguasa Xu Wen dan penerus Xu Zhigao. Pada tahun 938, Xu Zhigao memaksa Yang Pu untuk menyerahkan takhta kepadanya, yang kemudian mendirikan Tang Selatan.", "question_text": "Kapan Yang Pu meninggal?", "answers": [{"text": "21 Januari 939", "start_byte": 26, "limit_byte": 40}]} {"id": "7076482553378270072-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kriket", "passage_text": "Bola kriket berupa sferoid keras berlapis kulit, dengan keliling 22,9 cm. Berat bola diatur antara 55 ounces (1,600g) dan 575 ounces (16,300g).[14]", "question_text": "Bagaimana bentuk bola kriket?", "answers": [{"text": "sferoid keras berlapis kulit, dengan keliling 22,9 cm", "start_byte": 19, "limit_byte": 72}]} {"id": "3025770625142411018-6", "language": "indonesian", "document_title": "Symbian", "passage_text": "Pada tahun 1980, berdiri perusahaan pengembang software Psion yang didirikan oleh David Potter. Produk dari perusahaan itu diberi nama EPOC. Sistem operasi ini lebih difokuskan pada penggunaannya di telepon bergerak. Pada tahun 1998, terjadi sebuah kerjasama antara perusahaan Ericsson, Nokia, Motorola dan Psion untuk mengeksplorasi lebih jauh kekonvergensian antara PDA dan telepon seluler yang diberi nama Symbian. Pada tahun 2004 Psion menjual sahamnya dan hasil kerjasama ini menghasilkan EPOC Release 5 yang kemudian dikenal dengan nama Symbian OS v5. Sistem operasi dari Symbian OS v5 itu sudah mulai mengintegrasikan kebutuhan implementasi aplikasi pada perangkat seperti PDA selain telepon seluler.", "question_text": "siapakah yang mendirikan Symbian Ltd?", "answers": [{"text": "Ericsson, Nokia, Motorola dan Psion", "start_byte": 277, "limit_byte": 312}]} {"id": "4547923045939149022-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Dengan Konstantinopel sebagai ibu kotanya dan kekuasaannya atas wilayah yang luas di sekitar cekungan Mediterania, Kesultanan Utsmaniyah menjadi pusat interaksi antara dunia Timur dan Barat selama lebih dari enam abad. Kesultanan ini bubar pasca Perang Dunia I, tepatnya pada 1 November 1922. Pembubarannya berujung pada kemunculan rezim politik baru di Turki, serta pembentukan Balkan dan Timur Tengah yang baru.[12]", "question_text": "Kapan Kesultanan Utsmaniyah runtuh ?", "answers": [{"text": "1 November 1922", "start_byte": 276, "limit_byte": 291}]} {"id": "-8218238229205512362-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter Pokémon", "passage_text": "Ash Ketchum (versi Jepang adalah Satoshi, diambil dari nama depan pencipta Pokémon, Satoshi Tajiri) adalah tokoh utama yang selalu muncul dalam setiap seri Pokémon. Ia berasal dari Pallet Town, dan mempunyai impian untuk menjadi Pokémon Master terbaik di dunia. Pokémon kesayangannya yang menjadi icon di setiap serial TV Pokemon adalah Pikachu.", "question_text": "siapakah karakter utama dalam serial Pokémon ?", "answers": [{"text": "Ash Ketchum", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "-434722099835657311-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Berapa lama masa pemerintahan Dinasti Han?", "answers": [{"text": "202 SM - 220", "start_byte": 55, "limit_byte": 67}]} {"id": "5899077719811534212-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Sengoku", "passage_text": "\n\nZaman Sengoku(戦国時代,sengoku jidai, zaman negara-negara berperang) (sekitar 1493 - sekitar 1573) adalah salah satu pembagian periode dalam sejarah Jepang yang dimulai sekitar tahun 1493 Peristiwa Meiōnoseihen (pergolakan di dalam klan Ashikaga untuk menentukan pewaris jabatan shogun) sampai shogun ke-15 Ashikaga Yoshiaki ditaklukkan oleh Oda Nobunaga yang menandai akhir zaman Muromachi dan mengawali zaman Azuchi Momoyama. Zaman Sengoku adalah akhir dari zaman Muromachi. Ada juga pendapat yang mengatakan zaman Azuchi Momoyama atau disebut juga zaman Shokuhō(織豊時代,shokuhō jidai, zaman Oda Nobunaga-Toyotomi Hideyoshi-Akechi Mitsude) sudah dimulai sejak Oda Nobunaga mulai bertugas di Kyoto sebagai pengikut Ashikaga Yoshiaki.", "question_text": "Kapan periode Sengoku dimulai ?", "answers": [{"text": "1493", "start_byte": 189, "limit_byte": 193}]} {"id": "-7235728113603033600-0", "language": "indonesian", "document_title": "Roti", "passage_text": "Roti adalah makanan berbahan dasar utama tepung terigu dan air, yang difermentasikan dengan ragi, tetapi ada juga yang tidak menggunakan ragi. Namun kemajuan teknologi manusia membuat roti diolah dengan berbagai bahan seperti garam, minyak, mentega, ataupun telur untuk menambahkan kadar protein di dalamnya sehingga didapat tekstur dan rasa tertentu. Roti termasuk makanan pokok di banyak negara Barat. Roti adalah bahan dasar pizza dan lapisan luar roti lapis. Roti biasanya dijual dalam bentuk sudah diiris, dan dalam kondisi \"fresh\" yang dikemas rapi dalam plastik.", "question_text": "Apakah bahan dasar utama pembuatan roti ?", "answers": [{"text": "tepung terigu dan air, yang difermentasikan dengan ragi, tetapi ada juga yang tidak menggunakan ragi", "start_byte": 41, "limit_byte": 141}]} {"id": "2865935951581092067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Swedia", "passage_text": "Swedia , nama resminya Kerajaan Swedia (Bahasa Swedia: Konungariket Sverige), adalah sebuah negara Nordik di Skandinavia, Eropa Utara. Negara ini berbatasan dengan Norwegia di barat dan Finlandia di timur laut, Selat Skagerrak dan Selat Kattegat di barat daya, serta Laut Baltik dan Teluk Bothnia di timur. Swedia terhubung dengan Denmark melalui sebuah jembatan-terowongan melewati Öresund. Dengan luas 450,295 square kilometres (173,860sqmi), Swedia adalah negara terluas ketiga di Uni Eropa, dengan total penduduk sekitar 9,8 juta jiwa.[1] Swedia memiliki kepadatan penduduk rendah dengan 21 penduduk per kilometer persegi, sebagian besar penduduk tinggal di setengah belahan selatan negara. Sekitar 85% penduduk tinggal di kawasan perkotaan.[2] Swedia Utara sebagian besar merupakan kawasan pertanian, sedangkan di utara sebagian besar hutan. Swedia bagian dari kawasan geografi Fennoscandia.", "question_text": "berapakah luas kekuasaan Kerajaan Swedia?", "answers": [{"text": "450,295 square kilometres", "start_byte": 405, "limit_byte": 430}]} {"id": "7615484240155791822-0", "language": "indonesian", "document_title": "Benua", "passage_text": "Benua atau kontinen adalah daratan sangat luas yang berada di permukaan bumi. Benua diidentifikasi lebih berdasarkan konvensi (kesepakatan) daripada kriteria-kriteria baku. Ada tujuh wilayah yang umum dianggap sebagai benua, yaitu (dari berukuran terbesar hingga terkecil): Asia, Afrika, Amerika Utara, Amerika Selatan, Antartika, Eropa, dan Australia.[1] Dalam Geologi, area kerak benua meliputi wilayah yang tertutupi air.", "question_text": "apakah nama benua terkecil didunia?", "answers": [{"text": "Australia", "start_byte": 342, "limit_byte": 351}]} {"id": "1288689234023033510-24", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Tiongkok", "passage_text": "Antara tahun 907 sampai 960, sejak runtuhnya Dinasti Tang sampai berkuasanya Dinasti Song, terjadi suatu periode perpecahan politik yang dikenal sebagai Zaman Lima Dinasti dan Sepuluh Negara. Pada masa yang cukup singkat ini, lima dinasti (Liang, Tang, Jin, Han, dan Zhou) secara bergantian menguasai jantung wilayah kerajaan lama di utara Tiongkok. Pada saat yang bersamaan, sepuluh negara kecil lain (Wu, Wuyue, Min, Nanping, Chu, Tang Selatan, Han Selatan, Han Utara, Shu Awal, dan Shu Akhir) berkuasa di selatan dan barat Tiongkok.", "question_text": "Berapa jumlah dinasti yang pernah berkuasa di Tiongkok ?", "answers": [{"text": "lima", "start_byte": 226, "limit_byte": 230}]} {"id": "-7955270817560232642-1", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Edinburgh, ibu kota negara dan kota terbesar kedua, adalah salah satu pusat keuangan terbesar di Eropa.[12] Edinburgh pernah menjadi pusat Pencerahan Skotlandia pada abad ke-18, yang mengubah Skotlandia menjadi salah satu kekuatan industri, perdagangan, dan intelektual di Eropa. Glasgow, kota terbesar di Skotlandia,[13] pernah menjadi salah satu kota industri terkemuka di dunia dan saat ini berlokasi di pusat konurbasi Glasgow Raya. Perairan Skotlandia terdiri dari sejumlah besar sektor[14] Atlantik Utara dan Laut Utara, mengandung cadangan minyak terbesar di Uni Eropa. Karena hal ini, Aberdeen, kota terbesar ketiga di Skotlandia, dijuluki dengan ibu kota minyak Eropa.[15]", "question_text": "Apakah nama ibukota Skotlandia?", "answers": [{"text": "Edinburgh", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "5272020630728890285-9", "language": "indonesian", "document_title": "Adang Ruchiatna", "passage_text": "Dengan pengalamannya yang segudang serta memiliki kecakapan di atas rata-rata, baik dari segi pendidikan, keagamaan, akhlak, maupun kepemimpinan, banyak orang yakin, suami Fofo Fauzia, ini akan mampu menggerakkan potensi masyarakat dan SDM di bidang pemerintahan untuk membangun Jawa Barat.", "question_text": "siapakah isteri Mayor Jenderal TNI Adang Ruchiatna?", "answers": [{"text": "Fofo Fauzia", "start_byte": 172, "limit_byte": 183}]} {"id": "-1167918363596672404-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lambertia formosa", "passage_text": "Lambertia formosa, dikenal dalam bahasa Inggris sebagai mountain devil, adalah jenis semak dari keluarga Proteaceae yang merupakan tanaman endemik dari New South Wales, Australia. Pertama kali dideskripsikan pada tahun 1798 oleh ahli botani Inggris James Edward Smith, sebagai spesies jenis dari genus Lambertia. Umumnya ditemukan di pedalaman atau hutan terbuka, tumbuh di tanah batu berpasir. Tanaman ini tumbuh sebagai semak bertangkai banyak hingga setinggi 2m (7 kaki) dengan bagian dasar disebut lignotuber, bagian tempat ia akan tumbuh kembali setelah mengalami kebakaran. Tanaman ini memiliki daun kecil yang kaku dan berwarna merah muda hingga merah pada bagian kepala bunga, terdiri atas tujuh bunga individu berbentuk tabung, dan umumnya tumbuh di musim semi dan musim panas. Ia disebut mountain devil (Indonesian: setan gunung) karena memiliki folikel berduri yang dapat digunakan untuk membuat figur setan kecil.", "question_text": "Kapan Lambertia formosa pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1798", "start_byte": 219, "limit_byte": 223}]} {"id": "-657292873397842010-0", "language": "indonesian", "document_title": "Potret (grup musik)", "passage_text": "Potret merupakan sebuah grup musik asal Indonesia yang berdomisli di Jakarta. Grup musik ini dibentuk pada tahun 1995. Anggotanya berjumlah 5 orang yaitu Melly Goeslaw (vokal), Anto Hoed (bass), Aksan Sjuman (drum), Nikita Dompas (gitar) dan Merry Kasiman (keyboard,piano).", "question_text": "Siapakah vokalis grup Potret?", "answers": [{"text": "Melly Goeslaw", "start_byte": 154, "limit_byte": 167}]} {"id": "5086981020300095189-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reaksi substitusi", "passage_text": "\nReaksi substitusi adalah bentuk reaksi kimia, di mana suatu atom dalam senyawa kimia digantikan dengan atom lainnya.[1][2] Reaksi substitusi adalah salah satu reaksi yang penting dalam kimia organik.", "question_text": "Apa itu reaksi substitusi?", "answers": [{"text": "bentuk reaksi kimia, di mana suatu atom dalam senyawa kimia digantikan dengan atom lainnya", "start_byte": 26, "limit_byte": 116}]} {"id": "7717188288420550774-57", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "Bahasa resmi adalah bahasa Jerman. Bentuk bakunya dikenal sebagai bahasa Jerman Baku (Hochdeutsch atau Standarddeutsch) [71]. Pembaku bahasa ini adalah Martin Luther pada abad ke-16, sehingga ia dikenal pula sebagai \"Bapak Bahasa Jerman\". Bahasa Jerman Baku dipelajari di sekolah sehingga semua orang Jerman praktis menguasainya. Bahasa ini juga dipakai di Austria, Swiss, Luksemburg, dan Lichtenstein sebagai bahasa pengantar resmi sehingga penduduk negara-negara ini dapat saling berkomunikasi dengan baik satu sama lainnya. Bahasa Jerman merupakan bahasa yang paling indah didengar di seluruh Eropa.", "question_text": "Apa bahasa resmi Jerman?", "answers": [{"text": "bahasa Jerman", "start_byte": 20, "limit_byte": 33}]} {"id": "-3700694443979983575-0", "language": "indonesian", "document_title": "Snow White and the Seven Dwarfs (film 1937)", "passage_text": "Snow White and the Seven Dwarfs (\"Putri Salju dan Tujuh Kurcaci\") adalah sebuah film animasi yang dihasilkan Walt Disney dan ditayangkan ke bioskop oleh RKO Radio Pictures pada tanggal 4 Februari 1937 di Bioskop Carthay Circle di Amerika Serikat. Film dan biji-bijian yang dihasilkan kuno Brothers Grimm, Snow White. Ini adalah film pertama untuk fitur film panjang dalam sejarah kartun, vileivle sebagai film pertama yang diproduksi di Amerika Serikat kartun, pertama menghasilkan warna penuh, yaitu awal hingga akhir, yang pertama diproduksi oleh Walt Disney, dan merupakan film pertama dalam jaringan kartun dari Disney - film animasi klasik Walt Disney.", "question_text": "Kapan Snow White and the Seven Dwarfs dirilis?", "answers": [{"text": "4 Februari 1937", "start_byte": 185, "limit_byte": 200}]} {"id": "4099023515010029977-54", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "21 republik yang menikmati otonomi dalam skala besar dalam sebagian besar bidang serta dibagi sesuai etnis-etnis tertentu, otonomi secara nominal yang masing-masing memiliki konstitusi sendiri, presiden, dan parlemen. Republik diizinkan untuk menetepkan bahasa aslinya sendiri di samping bahasa Rusia, tetapi diwakili oleh pemerintah di hubungan internasional. Republik berarti rumah bagi minoritas etnis di Rusia. Lihat: daftar republik di Rusia\n46 oblast (provinsi), merupakan jenis paling umum dari subjek federal dengan gubernur yang ditunjuk secara federal dan dipilih legislator secara local.lihat: daftar oblast di Rusia\n10 krai (wilayah), 9 krai/ teritori: secara umum sama seperti oblast otonom, desain territorial adalah sejarah, aslinya diberikan kepada daerah paling luar dan akhir juga pada divii administrative yang terdiri atas okrug otonom dan oblast otonom. Lihat: daftar krai di Rusia\n3 okrug (distrik otonom), aslinya entitas otonom dengan oblast dan krai dibuat berdasarkan etnis minoritas.status mereka diangkat ke subjek federal pada tahun 1990 dengan pengecualian oblast otonom Chukotka, semua oblast otonom masih secara administratif menjadi bagian.lihat: daftar okrug di Rusia", "question_text": "berapakah jumlah provinsi di Rusia ?", "answers": [{"text": "46", "start_byte": 447, "limit_byte": 449}]} {"id": "-1565394387058568722-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kamboja", "passage_text": "Kamboja dijadikan daerah Protektorat oleh Perancis dari tahun 1863 sampai dengan 1953, sebagai daerah dari Koloni Indochina. Setelah penjajahan Jepang pada 1940-an, akhirnya Kamboja meraih kemerdekaannya dari Perancis pada 9 November 1953. Kamboja menjadi sebuah kerajaan konstitusional dibawah kepemimpinan Raja Norodom Sihanouk.", "question_text": "Kapan hari kemerdekaan Kamboja", "answers": [{"text": "9 November 1953", "start_byte": 223, "limit_byte": 238}]} {"id": "-244537322741771703-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar negara anggota Liga Arab", "passage_text": "Liga Arab memiliki 22 negara anggota. Liga Arab didirikan di Kairo pada tahun 1945 oleh Mesir, Irak, Lebanon, Arab Saudi, Suriah, Yordania, dan Yaman (Yaman Utara, kemudian disatukan dibawah negara Yaman). Ada peningkatan jumlah keanggotaan selama paruh kedua abad ke-20, dengan tambahan 15 negara Arab dan 4 pengamat.", "question_text": "Ada berapa negara yang masuk ke dalam negara bangsa Arab ?", "answers": [{"text": "22", "start_byte": 19, "limit_byte": 21}]} {"id": "-3128384520313864836-0", "language": "indonesian", "document_title": "Children of God", "passage_text": "Children of God (COG) yang belakangan dikenal sebagai Family of Loves (Keluarga Kasih), Keluarga, dan kini Keluarga Internasional adalah sebuah gerakan agama baru yang dimulai pada 1968 di Huntington Beach, California, Amerika Serikat. Ini adalah bagian dari Jesus Movement (Gerakan Yesus) pada akhir tahun 1960-an. Sebagian besar anggotanya berasal dari gerakan hippie. Gerakan ini adalah salah satu dari banyak gerakan lainnya yang membangkitkan kontroversi sekte pada tahun 1970-an dan 1980-an di Amerika Serikat dan Eropa dan memicu kelompok anti-sekte terorganisasi pertama (FREECOG).", "question_text": "Siapa yang menyebarkan agama Children of God?", "answers": [{"text": "Jesus Movement", "start_byte": 259, "limit_byte": 273}]} {"id": "-7714801794714703764-1", "language": "indonesian", "document_title": "B.W. Lapian", "passage_text": "Bernard Wilhelm Lapian lahir di Kawangkoan pada tanggal 30 Juni 1892. Ayahnya bernama Enos Lapian dan ibunya bernama Petronella Geertruida Mapaliey.[1]:78 Karena jabatan ayahnya sebagai kepala Sekolah Rakyat (Volksschool) di Kawangkoan, Lapian bisa masuk sekolah dasar bahasa Belanda (Amurangse School) di Amurang, sekitar 40 kilometer dari Kawangkoan.[1]:2 Dia kemudian mengambil kursus-kursus hingga tingkat sekolah menengah pertama (Meer Uitgebreid Lager Onderwijs, MULO).[2]", "question_text": "Kapan Bernard Wilhelm Lapian lahir?", "answers": [{"text": "30 Juni 1892", "start_byte": 56, "limit_byte": 68}]} {"id": "4819507445585464843-0", "language": "indonesian", "document_title": "Distribusi (bisnis)", "passage_text": "\nDistribusi adalah salah satu aspek dari pemasaran.Distribusi juga dapat diartikan sebagai kegiatan pemasaran yang berusaha memperlancar dan mempermudah penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen, sehingga penggunaannya sesuai dengan yang diperlukan (jenis, jumlah, harga, tempat, dan saat dibutuhkan). Seorang atau sebuah perusahaan distributor adalah perantara yang menyalurkan produk dari pabrikan (manufacturer) ke pengecer (retailer). Setelah suatu produk dihasilkan oleh pabrik, produk tersebut dikirimkan (dan biasanya juga sekaligus dijual) ke suatu distributor. Distributor tersebut kemudian menjual produk tersebut ke pengecer atau pelanggan.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan distributor?", "answers": [{"text": "kegiatan pemasaran yang berusaha memperlancar dan mempermudah penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen", "start_byte": 91, "limit_byte": 210}]} {"id": "5850714380305016832-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wu Zetian", "passage_text": "Wu Zetian (simplified Chinese:武则天; traditional Chinese:武則天; pinyin:Wǔ Zétiān, 17 Februari 624 – 16 Desember 705),[3][4] juga dikenal sebagai Wu Zhao, Wu Hao, dan pada masa Dinasti Tang sebagai Tian Hou (secara harfiah bermakna \"Permaisuri Surgawi\"), adalah penguasa Tiongkok dari balik tirai sebagai permaisuri dan ibu suri dan kemudian memerintah secara resmi sebagai Maharani (kaisar wanita) dari tahun 690 sampai 705.[5]", "question_text": "Siapakah Wu Zetian?", "answers": [{"text": "penguasa Tiongkok dari balik tirai sebagai permaisuri dan ibu suri dan kemudian memerintah secara resmi sebagai Maharani (kaisar wanita) dari tahun 690 sampai 705", "start_byte": 274, "limit_byte": 436}]} {"id": "-4098429646536235401-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kota di Korea Selatan", "passage_text": "\nKota-kota Korea Selatan yang terbesar memiliki status yang setara dengan provinsi otonom. Seoul, kota terbesar dan ibukota, diklasifikasikan sebagai teukbyeolsi (Kota Khusus), sedangkan 6 kota terbesar berikutnya (lihat daftar di bawah) diklasifikasikan sebagai gwangyeoksi (Kota Metropolitan, lihat kota khusus di Korea Selatan). Kota-kota kecil diklasifikasikan sebagai si (\"kota kecil\") dan berada di bawah kewenangan provinsi, pada tingkat yang sama seperti distrik (lihat Pembagian administratif di Korea Selatan).", "question_text": "Apa nama kota terbesar di Korea Selatan ?", "answers": [{"text": "Seoul", "start_byte": 91, "limit_byte": 96}]} {"id": "-6486484273884881812-2", "language": "indonesian", "document_title": "Nigel Mansell", "passage_text": "Mansell merupakan anak ketiga dari empat bersaudara. Selama masa kecilnya ia dipaksa berpindah-pindah sekolah karena pekerjaan ayahnya yang berpindah-pindah.[5] Masa remajanya ia habiskan di Green Hall, Birmingham. Ia kemudian bersekolah di Sekolah Rosslyn dan kemudian berlanjut di Green Hall Bilateral. Ia lantas kuliah bidang teknik di Matthew Boulton College. Pengalaman mengemudi pertama Mansell ia dapatkan saat usianya 7 tahun.", "question_text": "Dimana Nigel Ernest James Mansell OBE kuliah?", "answers": [{"text": "Matthew Boulton College", "start_byte": 339, "limit_byte": 362}]} {"id": "-6381659479324209175-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daimyō", "passage_text": "Daimyō(大名) berasal dari kata Daimyōshu(大名主, kepala keluarga terhormat) yang berarti orang yang memiliki pengaruh besar di suatu wilayah. Di dalam masyarakat samurai di Jepang, istilah daimyō digunakan untuk samurai yang memiliki hak atas tanah yang luas (tuan tanah) dan memiliki banyak bushi sebagai pengikut.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan daimyo ?", "answers": [{"text": "orang yang memiliki pengaruh besar di suatu wilayah", "start_byte": 96, "limit_byte": 147}]} {"id": "-2766261129771877369-0", "language": "indonesian", "document_title": "PH", "passage_text": "\n\npH adalah derajat keasaman yang digunakan untuk menyatakan tingkat keasaman atau kebasaan yang dimiliki oleh suatu larutan. Ia didefinisikan sebagai kologaritma aktivitas ion hidrogen (H+) yang terlarut. Koefisien aktivitas ion hidrogen tidak dapat diukur secara eksperimental, sehingga nilainya didasarkan pada perhitungan teoretis. Skala pH bukanlah skala absolut. Ia bersifat relatif terhadap sekumpulan larutan standar yang pH-nya ditentukan berdasarkan persetujuan internasional.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan pH ?", "answers": [{"text": "derajat keasaman yang digunakan untuk menyatakan tingkat keasaman atau kebasaan yang dimiliki oleh suatu larutan", "start_byte": 12, "limit_byte": 124}]} {"id": "-6257855094963417327-28", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "Bahasa pengantar masyarakat provinsi Riau pada umumnya menggunakan Bahasa Melayu dan Bahasa Indonesia. Bahasa Melayu umumnya digunakan di daerah-daerah pesisir seperti Rokan Hilir, Bengkalis, Dumai, Pelalawan, Siak, Indragiri Hulu, Indragiri Hilir dan di sekitar pulau-pulau. Bahasa Minang secara luas juga digunakan oleh penduduk di provinsi ini, terutama oleh para oleh penduduk asli di daerah Kampar, Kuantan Singingi, dan Rokan Hulu yang berbudaya serumpun Minang serta para pendatang asal Sumatera Barat. Selain itu Bahasa Hokkien juga masih banyak digunakan di kalangan masyarakat Tionghoa, terutama yang bermukim di Pekanbaru, Selatpanjang, Bengkalis, dan Bagansiapiapi. Dalam skala yang cukup besar juga didapati penutur Bahasa Jawa yang digunakan oleh keturunan para pendatang asal Jawa yang telah bermukim di Riau sejak masa penjajahan dahulu, serta oleh para transmigran dari Pulau Jawa pada masa setelah kemerdekaan. Di samping itu juga banyak penutur Bahasa Batak di kalangan pendatang dari Provinsi Sumatera Utara.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan mayoritas masyarakat Riau?", "answers": [{"text": "Bahasa Melayu dan Bahasa Indonesia", "start_byte": 67, "limit_byte": 101}]} {"id": "-7150251020925708122-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gambia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Februari 1965, Gambia diberi kemerdekaan oleh Britania Raya lalu bergabung dalam Persemakmuran, hingga menarik diri pada Oktober 2013. Gambia menerima asal sejarah yang sama dengan banyak negara Afrika barat, dengan perdagangan budak merupakan faktor utama dalam pendirian sebuah koloni di Sungai Gambia, mula-mula oleh bangsa Portugis dan kemudian oleh Britania. Sejak kemerdekaan, Gambia mengalami masa stabil, kecuali pada masa kediktatoran militer yang singkat pada 1994.[1]", "question_text": "Kapan Republik Gambia merdeka?", "answers": [{"text": "18 Februari 1965", "start_byte": 13, "limit_byte": 29}]} {"id": "-812584392306842000-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vladimir I", "passage_text": "Vladimir Sviatoslavich yang Agung (Gaya Slavik Timur Kuno: Володимѣръ Свѧтославичь, Volodiměrъ Svętoslavičь, Old Norse sebagai Valdamarr Sveinaldsson, Rusia: Влади́мир, Vladimir, Ukraina: Володимир, Volodymyr, Belarusia: Уладзiмiр, Uladzimir (sekitar 958 – 15 Juli 1015)) adalah pangeran Kiev yang pindah agama menjadi Kristen.[1][2]", "question_text": "Kapan Vladimir Sviatoslavich meninggal ?", "answers": [{"text": "15 Juli 1015)", "start_byte": 311, "limit_byte": 324}]} {"id": "5271935299607702467-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "dimanakah internet pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 78, "limit_byte": 93}]} {"id": "-8813196452648705220-1", "language": "indonesian", "document_title": "Riga", "passage_text": "Riga, yang menempati daerah seluas 307,17km², dihuni oleh sekitar 731.762 jiwa (2005). Angka tersebut menurun dari tahun-tahun sebelumnya. Sebagai perbandingan, di awal 1990-an Riga dihuni oleh sekitar 900.000 jiwa. Hal ini disebabkan oleh pindahnya penduduk keturunan Rusia setelah kemerdekaan Latvia pada 1991.", "question_text": "Berapa luas kota Riga?", "answers": [{"text": "307,17km²", "start_byte": 35, "limit_byte": 45}]} {"id": "823449377927439862-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tim Berners-Lee", "passage_text": "Sir Timothy John \"Tim\" Berners-Lee, KBE (TimBL atau TBL) () adalah penemu World Wide Web dan ketua World Wide Web Consortium, yang mengatur perkembangannya.", "question_text": "siapakah penemu world wide web?", "answers": [{"text": "Timothy John \"Tim\" Berners-Lee", "start_byte": 4, "limit_byte": 34}]} {"id": "-6742619951934061895-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Banjar", "passage_text": "Pangeran Samudra menjadi raja pertama Kerajaan banjar dengan gelar Sultan Suriansyah. Ia pun menjadi raja pertama yang masuk islam dibimbing oleh Khatib Dayan.", "question_text": "Siapa raja pertama kerajaan Banjar ?", "answers": [{"text": "Pangeran Samudra", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "3157217434171566021-3", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Lambung Mangkurat", "passage_text": "Sebagai realisasi dari rencana Dewan Lambung Mangkurat tersebut, pada pertengahan tahun 1958 dibentuklah Panitia Persiapan Pembentukan Universitas Lambung Mangkurat. Dan pada tanggal 21 September 1958, Panitia dapat meresmikan berdirinya Universitas Lambung Mangkurat (dulu disingkat Unlam, sekarang disingkat ULM) dengan Presiden Universitas (sekarang, rektor) adalah Letkol. H. Hasan Basry, Wakil Presiden adalah Abdul Wabab Syahranie, dan Sekretaris Drs. Aspul Anwar. Pada mula berdirinya Universitas Lambung Mangkurat masih berstatus swasta dibawah naungan Yayasan Pendidikan Lambung Mangkurat yang pada waktu itu diketuai oleh H. Maksid (Mantan Gubernur KDH Kalimantan Selatan). Awalnya Universitas Lambung Mangkurat hanya terdiri atas Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Sosial dan Politik, Fakultas Islamologi, serta Kursus-kursus B I dan B II. Dengan terbentuknya Universitas Lambung Mangkurat, maka tugas Panitia yang dibentuk oleh Dewan Lambung Mangkurat sudah berakhir dan selanjutnya diserahterimakan kepada Yayasan Perguruan Tinggi Lambung Mangkurat yang didirikan dengan Akta Notaris Nomor 57 tanggal 12 Februari 1959. Serah terima ini diketahui oleh H. Maksid (Kepala Daswati I Kalimantan Selatan).", "question_text": "siapakah rektor/ketua pertama dari Universitas Lambung Mangkurat?", "answers": [{"text": "Letkol. H. Hasan Basry", "start_byte": 369, "limit_byte": 391}]} {"id": "-309224243714577283-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "Apakah maksud surah Makkiyah?", "answers": [{"text": "ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 16, "limit_byte": 77}]} {"id": "7374046716372310137-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abad", "passage_text": "Abad adalah sebutan untuk jangka waktu seratus tahun. Satu abad bersamaan dengan sepuluh dekade. Abad ini, abad ke-21, bermula pada tahun 2001 hingga tahun 2100.", "question_text": "Berapa tahun dalam satu abad?", "answers": [{"text": "seratus", "start_byte": 39, "limit_byte": 46}]} {"id": "6489697064238717864-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bindusara", "passage_text": "Versi prosa Ashokavadana menyebutkan tiga putra Bindusara: Sushima, Ashoka dan Vigatashoka. Ibu Asoka dan Vigatashoka adalah seorang wanita bernama Subhadrangi, putri seorang Brahmana dari kota Champa. Ketika dia lahir, seorang peramal meramalkan bahwa salah satu anaknya akan menjadi raja, dan satu lagi orang religius. Ketika dia dewasa, ayahnya membawanya ke istana Bindusara di Pataliputra. Istri-istri Bindusara, cemburu akan kecantikannya, melatihnya sebagai penata rambut kerajaan. Suatu ketika, ketika Kaisar senang dengan keterampilan menata rambutnya, dia mengungkapkan keinginannya untuk menjadi seorang ratu. Bindusara pada awalnya merasa khawatir dengan kelasnya yang rendah, namun menjadikannya ratu setelah mempelajari keturunan Brahmana-nya. Pasangan itu memiliki dua putra: Ashoka dan Vigatashoka. Bindusara tidak menyukai Asoka karena \"anggota badannya sulit disentuh\".[11]", "question_text": "Siapa nama istri Bindusara ?", "answers": [{"text": "Subhadrangi", "start_byte": 148, "limit_byte": 159}]} {"id": "2472187257912612771-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ketuanan Melayu", "passage_text": "Ketuanan Melayu adalah konsep rasialis bahwa bangsa Melayu adalah \"tuan\" atau \"penguasa\" Malaysia. Konsep ini tertuang dalam Pasal 153 Konstitusi Malaysia yang memberikan jaminan hak-hak khusus kepada etnis Melayu di Malaysia.[1] Pengaturan seperti ini biasanya disebut sebagai kontrak sosial. Konsep ketuanan Melayu biasanya didengungkan oleh politikus-politikus Malaysia, terutama yang berasal dari Organisasi Nasional Melayu Bersatu (UMNO), partai yang memiliki pengaruh kuat di Malaysia.", "question_text": "Siapa yang memperkenalkan konsep Ketuanan Melayu?", "answers": [{"text": "Organisasi Nasional Melayu Bersatu", "start_byte": 401, "limit_byte": 435}]} {"id": "-8751191602081527917-1", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak Bumi", "passage_text": "OPEC didirikan pada 14 September 1961 di Bagdad, Irak. Saat itu anggotanya hanya lima negara. Sejak tahun 1965 markasnya bertempat di Wina, Austria.", "question_text": "dimanakah kantor pusat opec?", "answers": [{"text": "Wina, Austria", "start_byte": 134, "limit_byte": 147}]} {"id": "-3358951645680041400-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lambang negara Indonesia", "passage_text": "Lambang negara Indonesia adalah Garuda Pancasila dengan semboyan Bhinneka Tunggal Ika. Lambang negara Indonesia berbentuk burung Garuda yang kepalanya menoleh ke sebelah kanan (dari sudut pandang Garuda), perisai berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher Garuda, dan semboyan Bhinneka Tunggal Ika yang berarti “Berbeda-beda tetapi tetap satu” ditulis di atas pita yang dicengkeram oleh Garuda. Lambang ini dirancang oleh Sultan Hamid II dari Pontianak, yang kemudian disempurnakan oleh Presiden Soekarno, dan diresmikan pemakaiannya sebagai lambang negara pertama kali pada Sidang Kabinet Republik Indonesia Serikat tanggal 11 Februari 1950.", "question_text": "Apakah lambang negara Indonesia ?", "answers": [{"text": "Garuda Pancasila", "start_byte": 32, "limit_byte": 48}]} {"id": "-3437245278356834216-19", "language": "indonesian", "document_title": "Papua Nugini", "passage_text": "\n\nSeluas 462,840km2 (178,704sqmi), Papua Nugini adalah negara terluas ke-54 di dunia.", "question_text": "Berapa luas wilayah Papua Nugini?", "answers": [{"text": "462,840km", "start_byte": 9, "limit_byte": 18}]} {"id": "-3056114505234939189-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "siapakah yang membuat manga Naruto?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "4231610455022644732-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zaman Kejayaan Islam", "passage_text": "\nZaman Kejayaan Islam (sek. 750 M - sek. 1258 M) adalah masa ketika para filsuf, ilmuwan, dan insinyur di Dunia Islam menghasilkan banyak kontribusi terhadap perkembangan teknologi dan kebudayaan, baik dengan menjaga tradisi yang telah ada ataupun dengan menambahkan penemuan dan inovasi mereka sendiri.", "question_text": "Kapan Zaman Keemasan Islam berakhir?", "answers": [{"text": "1258 M", "start_byte": 41, "limit_byte": 47}]} {"id": "-801878507934608354-13", "language": "indonesian", "document_title": "NASCAR", "passage_text": "Balapan pertama Seri Strictly Stock diadakan di Charlotte Speedway meskipun sirkuit ini tidak memiliki jalur yang sama dengan sirkuit masa saat ini yaitu Charlotte Motor Speedway. Perlombaan diadakan pada tanggal 19 Juni 1949 dan dimenangkan oleh pembalap Jim Roper setelah Glenn Dunaway didiskualifikasi setelah ditemukan adanya pelanggaran pada suspensi bagian belakang. Pada awalnya, mobil yang dikenal sebagai mobil \"Strictly Stock\" tidak memiliki perbedaan berarti dengan mobil yang sama yang keluar dari pabrik perakitan mobil. Seri ini kemudian berganti nama menjadi Seri Grand National pada musim 1950. Selama lebih dari satu dekade, modifikasi untuk dua elemen utama yaitu keselamatan dan performa diizinkan dan pada pertengahan 1960-an mobil yang tampil di trek balap memiliki perbedaan dengan mobil yang ditujukan untuk jalan raya kecuali pada bodi mobil yang didesain sama.", "question_text": "Dimana ajang NASCAR pertama kali diadakan ?", "answers": [{"text": "Charlotte Speedway", "start_byte": 48, "limit_byte": 66}]} {"id": "4027746301478666402-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taejo dari Joseon", "passage_text": "Taejo dari Joseon (11 Oktober, 1335 – 24 Mei, 1408; bertakhta 1392-1398), lahir Yi Seong-gye, yang mengganti namanya menjadi Yi Dan, merupakan pendiri dan raja pertama Dinasti Joseon, Korea, dan figur utama di dalam peruntuhan Dinasti Goryeo. Ia secara Anumerta dinaikkan rankingnya menjadi Kaisar pada tahun 1899 oleh Gojong, Kaisar Gwangmu, yang mengumumkan Kerajaan Korea pada tahun 1897.", "question_text": "Siapakah raja pertama dinasti Joseon ?", "answers": [{"text": "Yi Dan", "start_byte": 127, "limit_byte": 133}]} {"id": "-1052602781608232783-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Dengan luas wilayah sekitar 997.739km² Mesir mencakup Semenanjung Sinai (dianggap sebagai bagian dari Asia Barat Daya) sedangkan sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika Utara. Mesir berbatasan dengan Libya di sebelah barat, Sudan di selatan, jalur Gaza dan Israel di utara-timur. Perbatasannya dengan perairan ialah melalui Laut Tengah di utara dan Laut Merah di timur.", "question_text": "berapakah luas Mesir ?", "answers": [{"text": "997.739km²", "start_byte": 28, "limit_byte": 39}]} {"id": "-3423783324673791802-7", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah komunikasi", "passage_text": "Untuk yang pertama kali, tulisan digunakan oleh bangsa Sumeria dengan menggunakan simbol-simbol yang dibentuk dari piktografi sebagai huruf. Simbol atau huruf-huruf ini juga mempunyai bentuk bunyi (penyebutan) yang berbeda sehingga mampu menjadi kata, kalimat, dan bahasa.", "question_text": "Apakah nama alat komunikasi pertama yang diciptakan manusia ?", "answers": [{"text": "simbol-simbol", "start_byte": 82, "limit_byte": 95}]} {"id": "1530699902722704322-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hipodermis", "passage_text": "Hipodermis adalah salah satu lapisan dari bebarapa lapisan yang terdapat pada kulit.[1] Hipodermis ini merupakan lapisan kulit lemak atau jaringan ikat yang merupakan rumah dari kelenjar keringat dan lemak dan juga sel-sel kolagen.[2][3] Lapisan Hipodermis ini dikenal juga sebagai sebagai jaringan subkutis atau subkutan.[4] Lapisan kulit ini merupakan lapisan yang paling dalam dan mengandung pembuluh darah dan limfia, serta saraf yang berjalan sejajar dengan permukaan kulit.[1][3] Lapisan ini mengandung banyak jaringan lemak.[1] Hipodermis mempunyai tanggung jawab pada tubuh untuk menjaga kestabilan panas pada tubuh manusia dan melindungi organ internal vital dalam tubuh manusia.[2]", "question_text": "Apakah lapisan kulit Hipodermis?", "answers": [{"text": "lapisan kulit lemak atau jaringan ikat yang merupakan rumah dari kelenjar keringat dan lemak dan juga sel-sel kolagen", "start_byte": 113, "limit_byte": 230}]} {"id": "-5635625762568077105-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peradaban Hellenistik", "passage_text": "Istilah Hellenistik (berasal dari kata Ἕλλην Héllēn, istilah yang dipakai secara tradisional oleh orang Yunani sendiri untuk menyebutkan nama etnik mereka) mula-mula dipakai oleh ahli sejarah Jerman, Johann Gustav Droysen merujuk pada penyebaran peradaban Yunani pada bangsa bukan Yunani yang ditaklukkan oleh Aleksander Agung. Menurut Droysen, peradaban Hellenistik adalah fusi/gabungan dari peradaban Yunani dengan peradaban Timur Dekat. Pusat kebudayaan utama berkembang dari daratan Yunani ke Pergamon, Rhodes, Antioch dan Aleksandria/Iskandariyah.", "question_text": "apa yang di maksud dengan Hellenistik?", "answers": [{"text": "istilah yang dipakai secara tradisional oleh orang Yunani sendiri untuk menyebutkan nama etnik mereka", "start_byte": 61, "limit_byte": 162}]} {"id": "-5772411791602105414-3", "language": "indonesian", "document_title": "Yeongsanjae", "passage_text": "Terdapat beberapa proses Yeongsanjae yang dilakukan selama 3 hari.[8]", "question_text": "Berapa lama upacara perlu Yeongsanjae dilakukan?", "answers": [{"text": "3 hari", "start_byte": 59, "limit_byte": 65}]} {"id": "4615361285666837183-1", "language": "indonesian", "document_title": "Permaisuri Zhangsun", "passage_text": "Permaisuri lahir pada tahun 601. Ayahnya adalah jenderal pada masa Dinasti Sui, Zhangsun Sheng (長孫晟). Ibunya berasal dari marga Gao, putri dari seorang pejabat bernama Gao Jingde (高敬德). Dia memiliki setidaknya empat kakak. Kakak tertua Zhangsun Xingbu (長孫行布, tewas pada 604 saat melawan pemberontakan dari saudara Kaisar Yang, Yang Liang Pangeran dari Han), Zhangsun Heng'an (長孫恆安), Zhangsun Anye (長孫安業), dan Zhangsun Wuji. (Zhangsun Wuji adalah saudara seayah-seibu dari permaisuri, Zhangsun Anye berbeda ibu; sedangkan ibu dari Zhangsun Xingbu dan Zhangsun Heng'an tidak tercatat dalam sejarah.) Zhangsun Sheng meninggal di 609 dan Zhangsun Anye mengusir adik-adiknya beserta ibu tirinya ke kediaman Gao Shilian, paman permaisuri dari pihak ibu. Pada tahun 614, dia menikah dengan Li Shimin, putra kedua dari jenderal Li Yuan. Saat itu Li Shimin berusia 15 tahun dan Zhangsun baru 13 tahun.", "question_text": "siapakah orang tua Zhangsun Wuji?", "answers": [{"text": "Ayahnya adalah jenderal pada masa Dinasti Sui, Zhangsun Sheng (長孫晟). Ibunya berasal dari marga Gao, putri dari seorang pejabat bernama Gao Jingde", "start_byte": 33, "limit_byte": 184}]} {"id": "3148248945963150678-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB, English: United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerjasama internasional. Badan ini merupakan pengganti Liga Bangsa-Bangsa dan didirikan setelah Perang Dunia II untuk mencegah terjadinya konflik serupa. Pada saat didirikan, PBB memiliki 51 negara anggota; saat ini terdapat 193 anggota. Selain negara anggota, beberapa organisasi internasional, dan organisasi antar-negara mendapat tempat sebagai pengamat permanen yang mempunyai kantor di Markas Besar PBB, dan ada juga yang hanya berstatus sebagai pengamat.[3] Palestina dan Vatikan adalah negara bukan anggota (non-member states) dan termasuk pengamat permanen (Tahta Suci mempunyai wakil permanen di PBB, sedangkan Palestina mempunyai kantor permanen di PBB)[4]", "question_text": "Kapan organisasi PBB didirikan?", "answers": [{"text": "24 Oktober 1945", "start_byte": 132, "limit_byte": 147}]} {"id": "269516877299336226-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bakteri", "passage_text": "Bakteri (dari kata Latin bacterium; jamak: bacteria) adalah kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel.[4] Organisme ini termasuk ke dalam domain prokariota dan berukuran sangat kecil (mikroskopik), serta memiliki peran besar dalam kehidupan di bumi.[4] Beberapa kelompok bakteri dikenal sebagai agen penyebab infeksi dan penyakit, sedangkan kelompok lainnya dapat memberikan manfaat dibidang pangan, pengobatan, dan industri.[5] Struktur sel bakteri relatif sederhana: tanpa nukleus/inti sel, kerangka sel, dan organel-organel lain seperti mitokondria dan kloroplas.[5] Hal inilah yang menjadi dasar perbedaan antara sel prokariot dengan sel eukariot yang lebih kompleks.[6]", "question_text": "Apakah definisi dari bakteri?", "answers": [{"text": "kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel", "start_byte": 60, "limit_byte": 115}]} {"id": "6013319122618100184-1", "language": "indonesian", "document_title": "Islam di Aljazair", "passage_text": "Islam, agama hampir semua orang Aljazair, melingkupi sebagian besar aspek kehidupan. Sebagian besar adalah warga Muslim Sunni (99%). Islam menyediakan masyarakat dengan identitas pusat sosial dan budaya, serta memberikan sebagian besar individu orientasi etis dan sikap dasar. Ortodoks ketaatan iman jauh lebih sedikit luas dan sabar daripada identifikasi dengan Islam. Ada juga filsafat sufi yang timbul sebagai reaksi terhadap perspektif teoretis beberapa sarjana.[1]", "question_text": "Apa agama mayoritas Aljazair?", "answers": [{"text": "Islam", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "7532110436456523507-0", "language": "indonesian", "document_title": "Danau Toba", "passage_text": "Danau Toba adalah danau alami besar di Indonesia yang berada di kaldera Gunung Berapi Super. Danau ini memiliki panjang 100 kilometres (62 miles), lebar 30 kilometres (19mi), dan kedalaman 505 metres (1,657ft). Danau ini terletak di tengah pulau Sumatera bagian utara dengan ketinggian permukaan sekitar 900 metres (2,953ft). Danau ini membentang dari sampai . Ini adalah danau terbesar di Indonesia dan danau vulkanik terbesar di dunia.[1]", "question_text": "Dimana letak Danau Toba?", "answers": [{"text": "di tengah pulau Sumatera bagian utara", "start_byte": 230, "limit_byte": 267}]} {"id": "7317932518458338202-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kecepatan suara", "passage_text": "Kecepatan suara adalah istilah yang digunakan untuk menyebut kecepatan gelombang suara yang merambat pada medium elastisitas. Pada ketinggian air laut, dengan suhu 20°C (68°F) dan kondisi atmosfer normal, kecepatan suara adalah 343 m/detik (1238 km/jam). Kecepatan rambatan gelombang suara ini dapat berbeda tergantung medium yang dilewati (misalnya suara lebih cepat melalui air daripada udara), sifat-sifat medium tersebut, dan suhu.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan kecepatan suara?", "answers": [{"text": "istilah yang digunakan untuk menyebut kecepatan gelombang suara yang merambat pada medium elastisitas", "start_byte": 23, "limit_byte": 124}]} {"id": "-2211992563704596657-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Penguasa Belanda", "passage_text": "Berdirinya Monarki Belanda dapat ditelusuri kembali pada saat penunjukkan Willem I, Pangeran Oranye sebagai penguasa di Holland, Zeeland, dan Utrecht pada tahun 1559 oleh Raja Felipe II dari Spanyol. Namun, ia dikeluarkan dari jabatannya dan menjadi pemimpin Pemberontakan Belanda. Akibatnya, Dewan Negara (Staten-Generaal) menunjuknya sebagai pemimpin di daerah provinsi yang memberontak, Holland dan Zeeland pada tahun 1572. Pada masa Pemberontakan Belanda, sebagian besar provinsi di Belanda mendeklarasikan kemerdekaannya dalam sebuah akta yang ditandatangani di Den Haag pada tanggal 26 Juli 1581 yang disetujui oleh Dewan Negara yang kemudian menjadi Republik Belanda atau Republik Tujuh Provinsi.", "question_text": "Siapakah Raja pertama Kerajaan Belanda?", "answers": [{"text": "Willem I", "start_byte": 74, "limit_byte": 82}]} {"id": "-6109491995150340173-8", "language": "indonesian", "document_title": "Termometer air raksa", "passage_text": "Saat Celsius memutuskan untuk menggunakan skala temperaturnya sendiri, dia menentukan titik didih pada 0°C (212°F) dan titik beku pada 100°C (32°F). Satu tahun kemudian Frenchman Jean Pierre Cristin mengusulkan versi kebalikan skala celsius dengan titik beku pada 0°C (32°F) dan titik didih pada 100°C (212°F). Dia menamakannya Centrigade.", "question_text": "Pada suhu berapa air mendidih ?", "answers": [{"text": "0°C", "start_byte": 103, "limit_byte": 107}]} {"id": "-4692045804326483608-3", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Delhi", "passage_text": "Universitas Delhi didirikan pada tahun 1922 sebagai sebuah universitas kesatuan, mengajar, serta residensial, dengan sebuah Undang-undang yang waktu itu disahkan oleh Badan Legislatif Sentral (India) di Kemaharajaan Britania.[2] Universitas ini pada awalnya hendak dinamai Universitas Pangeran Charles, akan tetapi Rai Kedarnath yang waktu itu menjabat sebagai konselor Kepala Komisioner Delhi dan pendiri Kolese Ramjas berpendapat bahwa kalau universitas ini gagal, maka nama pangeran juga akan ternodai. Ia kemudian menyarankan nama Universitas Delhi.[3] Hari Singh Gour menjabat sebagai Wakil Konselor pertama universitas ini, dari 1922 hingga 1926. Pada waktu itu, hanya ada empat kolese di Delhi: Kolese Santo Stefanus yang berdiri tahun 1881, Kolese Hindu yang berdiri tahun 1899, Kolese Delhi Zakir Husain yang berdiri tahun 1692, dan Kolese Ramjas yang didirikan tahun 1917. Semua kolese ini kemudian diafiliasikan dengan Universitas Delhi. Pada awalnya, universitas ini memiliki dua fakultas (Seni dan Sains), dan sekitar 750 mahasiswa.", "question_text": "Kapan Universitas Delhi berdiri ?", "answers": [{"text": "1922", "start_byte": 39, "limit_byte": 43}]} {"id": "7997930485875289583-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pascal (bahasa pemrograman)", "passage_text": "Pascal adalah bahasa pemrograman yang pertama kali di buat oleh Profesor Niklaus Wirth, seorang anggota International Federation of Information Processing (IFIP) pada tahun 1971. Dengan mengambil nama dari matematikawan Perancis, Blaise Pascal, yang pertama kali menciptakan mesin penghitung, Profesor Niklaus Wirth membuat bahasa Pascal ini sebagai alat bantu untuk mengajarkan konsep pemrograman komputer kepada mahasiswanya. Selain itu, Profesor Niklaus Wirth membuat Pascal juga untuk melengkapi kekurangan-kekurangan bahasa pemrograman yang ada pada saat itu.", "question_text": "Kapan bahasa Pascal pertama kali ditemukan?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 173, "limit_byte": 177}]} {"id": "3415716533449838505-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nirlaba", "passage_text": "\nNirlaba adalah istilah yang biasa digunakan sebagai sesuatu yang bertujuan sosial, kemasyarakatan atau lingkungan yang tidak semata-mata untuk mencari keuntungan materi (uang).", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan nirlaba?", "answers": [{"text": "istilah yang biasa digunakan sebagai sesuatu yang bertujuan sosial, kemasyarakatan atau lingkungan yang tidak semata-mata untuk mencari keuntungan materi", "start_byte": 16, "limit_byte": 169}]} {"id": "3839110379385706564-6", "language": "indonesian", "document_title": "Daan Mogot", "passage_text": "Setelah kemerdekaan Indonesia diproklamasikan pada tanggal 17 Agustus 1945, Daan Mogot bergabung dengan Barisan Keamanan Rakyat (BKR)[1] dan mendapat pangkat Mayor. Ini hal yang menarik, mengingat usia Daan Mogot saat itu baru 16 tahun. Daan Mogot bertugas di bawah Letnan Kolonel Moeffreni Moe'min, seorang mantan Daidanco PETA dari Daidan I Jakarta, Pasukan yang menaungi wilayah Karesidenan Jakarta bermarkas di Jalan Cilacap No. 5. Sejumlah perwira ex-PETA yang bergabung di pasukan tersebut, antara lain Singgih, Daan Jahja, Kemal Idris, Daan Mogot, Islam Salim, Jopie Bolang, Oetardjo, Sadikin (Resimen Cikampek), Darsono (Resimen Cikampek), dan lain-lain.", "question_text": "Siapakah Moeffreni Moe’min?", "answers": [{"text": "mantan Daidanco PETA dari Daidan I Jakarta", "start_byte": 308, "limit_byte": 350}]} {"id": "-8828647857976285047-12", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Utara", "passage_text": "\n\n\nKorea Utara menguasai sebagian utara Semenanjung Korea, meliputi wilayah seluas 120,540 square kilometres (46,541sqmi). Korea Utara berbatasan dengan Republik Rakyat Tiongkok dan Rusia di utara, dan dengan Korea Selatan di sepanjang Zona Demiliterisasi Korea. Batas barat Korea Utara adalah Sungai Kuning dan Teluk Korea, sementara di timur terdapat Jepang di seberang Laut Timur (Laut Jepang). Titik tertinggi di Korea Utara adalah Gunung Paektu-san dengan ketinggian 2,744 metres (9,003ft). Sungai terpanjang di Korea Utara adalah Sungai Amnok yang mengalir sepanjang 790 kilometres (491mi).[31]", "question_text": "berapakah luas Korea utara?", "answers": [{"text": "120,540 square kilometres", "start_byte": 83, "limit_byte": 108}]} {"id": "2952915094958008589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Roma", "passage_text": "Roma (English: Rome, Italian: Roma [ˈroːma](listen), Latin: Rōma) adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia. Roma adalah ibu kota Italia dan regioni Lazio. Dengan 2,9 juta penduduk dalam wilayah seluas 1.285 km2, Roma juga merupakan comune terpadat dan terbesar di negara tersebut serta kota terpadat keempat di Uni Eropa menurut jumlah populasi di dalam batas kota. Kota Metropolitan Roma memiliki populasi 4,3 juta penduduk.[2] Kota ini terletak di bagian barat-tengah Semenanjung Italia, dalam Lazio, di sepanjang pesisir Sungai Tiber. Kota Vatikan merupakan suatu negara independen yang secara geografis terletak di dalam batas-batas kota Roma, menjadi satu-satunya contoh yang masih ada negara yang terdapat di dalam suatu kota sehingga karenanya Roma seringkali didefinisikan sebagai ibu kota dua negara.[3][4]", "question_text": "Berapa luas wilayah Roma ?", "answers": [{"text": "1.285 km2", "start_byte": 234, "limit_byte": 243}]} {"id": "-7722785555587675970-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Persia", "passage_text": "Koresh Agung juga terkenal sebagai pemerintah pertama yang mewujudkan undang-undang mengenai hak-hak kemanusiaan, tertulis di atas artefak yang dikenal sebagai Silinder Koresh. Ia juga merupakan pemerintah pertama yang memakai gelar Agung dan juga Shah Iran. Di zamannya, perbudakan dilarang di kawasan-kawasan taklukannya (juga dikenal sebagai Kekaisaran Persia.) Gagasan ini kemudian memberi dampak yang besar pada peradaban-peradaban manusia setelah zamannya.", "question_text": "Siapa raja pertama Kekaisaran Persia?", "answers": [{"text": "Koresh Agung", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "-7930535286639537793-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "\nFederasi Rusia[1] (Russian:Росси́йская Федера́ция, tr.Rossiyskaya Federatsiya,IPA:[rɐˈsʲijskəjə fʲɪdʲɪˈratsɨjə](listen)), umumnya disebut Rusia (Russian:Росси́я, tr.Rossija,IPA:[rɐˈsʲijə](listen)), adalah sebuah negara berdaulat yang membentang dengan luas di sebelah timur Eropa dan utara Asia. Dengan wilayah seluas 17.125.200km²,[2] Rusia adalah negara terluas di dunia. Wilayahnya mencakup seperdelapan luas daratan bumi,[3][4][5], penduduknya menduduki peringkat kesembilan terbanyak di dunia dengan jumlah sekitar 146 juta jiwa (Maret 2016).[6][7] Wilayahnya membentang sepanjang Asia Utara dan sebagian Eropa timur, Rusia memiliki 11 zona waktu dan wilayahnya terdiri dari berbagai tipe lingkungan dan tanah. Dari barat laut sampai ke tenggara, Rusia berbatasan dengan Norwegia, Finlandia, Estonia, Latvia, Lituania dan Polandia (keduanya berbatasan dengan Kaliningrad Oblast), Belarusia, Ukraina, Georgia, Azerbaijan, Kazakhstan, China, Mongolia, dan Korea Utara. Negara ini berbatasan laut dengan Jepang di Laut Okhotsk dan negara bagian Alaska, Amerika Serikat di Selat Bering.", "question_text": "berapakah luas Rusia ?", "answers": [{"text": "17.125.200km²", "start_byte": 363, "limit_byte": 377}]} {"id": "7486857184612268878-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Surakarta", "passage_text": "Kota Surakarta (Hanacaraka: ꦑꦸꦛꦯꦸꦫꦏꦂꦠ, Jawa: Kutha Surakarta), juga disebut Solo atau Sala (ꦱꦭ), adalah wilayah otonom dengan status kota di bawah Provinsi Jawa Tengah, Indonesia, dengan penduduk 503.421 jiwa (2010) dan kepadatan 13.636/km2. Kota dengan luas 44km2, ini berbatasan dengan Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Boyolali di sebelah utara, Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah timur dan barat, dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah selatan.[1] Kota ini juga merupakan kota terbesar ketiga di pulau Jawa bagian selatan setelah Bandung dan Malang menurut jumlah penduduk. Sisi timur kota ini dilewati sungai yang terabadikan dalam salah satu lagu keroncong, Bengawan Solo. Bersama dengan Yogyakarta, Surakarta merupakan pewaris Kesultanan Mataram yang dipecah melalui Perjanjian Giyanti, pada tahun 1755.", "question_text": "Berapakah luas wilayah Surakarta ?", "answers": [{"text": "44km2", "start_byte": 281, "limit_byte": 286}]} {"id": "-8403471354151158971-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja-Gereja Katolik Timur", "passage_text": "\nGereja-Gereja Katolik Timur atau Gereja-Gereja Katolik Oriental (Latin: Ecclesiae Catholicae Orientales) atau Gereja-Gereja Katolik Ritus Timur yang pernah pula disebut Gereja-Gereja Uniat[lower-alpha 1] adalah dua puluh tiga Gereja partikular Kristen Timur sui iuris dalam persekutuan paripurna dengan Sri Paus di Roma, sebagai bagian dari Gereja Katolik sedunia. Di bawah pimpinan batrik-batrik, uskup-uskup metropolit, dan uskup-uskup agung utama, pemerintahan Gereja-Gereja Katolik Timur diselenggarakan menurut Kitab Kanon Gereja-Gereja Timur. Selain itu, tiap-tiap Gereja Katolik Timur memiliki kanon-kanon dan hukum-hukum tersendiri, dan didorong untuk melestarikan tradisinya masing-masing. Menurut data Annuario Pontificio (buku rujukan tahunan Gereja Katolik), keseluruhan umat Gereja-Gereja Katolik Timur berjumlah kurang lebih 16 juta jiwa atau 1,5% dari jumlah seluruh umat Katolik, persentase selebihnya terdiri atas 1,2miliar lebih umat Gereja Latin (Gereja Barat).", "question_text": "Dimana Gereja Ritus Timur?", "answers": [{"text": "Roma", "start_byte": 316, "limit_byte": 320}]} {"id": "3499394409645031299-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konservatisme", "passage_text": "Samuel Francis mendefinisikan konservatisme yang otentik sebagai “bertahannya dan penguatan orang-orang tertentu dan ungkapan-ungkapan kebudayaannya yang dilembagakan.”[1] Roger Scruton menyebutnya sebagai “pelestarian ekologi sosial” dan “politik penundaan, yang tujuannya adalah mempertahankan, selama mungkin, keberadaan sebagai kehidupan dan kesehatan dari suatu organisme sosial.”[2]", "question_text": "Apakah definisi Samuel Francis terhadap konservatisme?", "answers": [{"text": "bertahannya dan penguatan orang-orang tertentu dan ungkapan-ungkapan kebudayaannya yang dilembagakan", "start_byte": 68, "limit_byte": 168}]} {"id": "-284596497428243481-0", "language": "indonesian", "document_title": "Chevrolet", "passage_text": "Chevrolet (pronounced /ˌʃɛvrəˈleɪ/, of Swiss origin) (terkadang disingkat sebagai Chevy: /ˈʃɛvi/) adalah sebuah merek otomotif Amerika Serikat yang merupakan divisi dari General Motors. Didirikan oleh Louis Chevrolet dan pendiri GM William C. Durant pada 8 November 1911. Chevrolet diambil General Motors tahun 1917. Diposisikan oleh Alfred Sloan untuk menjual kendaraan sejenis untuk bersaing langsung melawan Ford Model T buatan Henry Ford. Pada saat ini Chevrolet merupakan merek yang menyumbang penjualan terbesar bagi General Motors.", "question_text": "Kapan merek otomotif Chevrolet didirikan?", "answers": [{"text": "8 November 1911", "start_byte": 264, "limit_byte": 279}]} {"id": "6696658516738319658-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kendal", "passage_text": "Kabupaten Kendal dan terletak 25km di sebelah barat Kota Semarang Kendal dilalui jalan Pantura (jalan negara) yang menghubungkan Jakarta-Semarang-Surabaya. Kendal mempunyai luas wilayah sebesar 1.002,23 Km2 untuk daratan dan luas wilayah sebesar 313,20 Km2 totalnya seluas 1315,43 Km2 yang terbagi menjadi 20 Kecamatan dengan 265 Desa serta 20 Kelurahan.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Kendal?", "answers": [{"text": "1315,43 Km2", "start_byte": 273, "limit_byte": 284}]} {"id": "-6194772846047811061-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapa yang menciptakan tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "-3530598699346265838-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Mojokerto", "passage_text": "Kota Mojokerto (Carakan: ꦩꦺꦴꦗꦺꦴꦑꦼꦂꦠ)adalah sebuah kota di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kota ini terletak 50 km barat daya Surabaya. Mojokerto merupakan kota penyangga utama Ibu kota Provinsi Jawa timur. Kota ini mengalami perkembangan yang sangat pesat dilihat dari penerimaan asli daerah setiap tahun mengalami peningkatan. Kota Mojokerto merupakan salah satu wilayah yang masuk dalam kawasan metropolitan Surabaya, yaitu Gerbangkertosusila. Saat ini terdapat Tol Surabaya-Mojokerto yang mendorong perkembangan Kota Mojokerto semakin pesat. Wlilayah Kota Mojokerto berbatasan langsung dengan kabupaten Mojokerto.", "question_text": "dimanakah Mojokerto ?", "answers": [{"text": "Jawa Timur, Indonesia", "start_byte": 87, "limit_byte": 108}]} {"id": "5595471655195822706-15", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Tenaru", "passage_text": "Sebelum pukul 17:00 pada tanggal 21 Agustus, perlawanan Jepang telah berakhir. Kolonel Ichiki entah tewas dalam pertempuran, atau melakukan ritual bunuh diri setelahnya, tergantung dari kisahnya. Ketika para Marinir yang penasaran mulai berjalan-jalan melihat medan pertempuran, beberapa tentara Jepang yang terluka menembaki mereka, menewaskan atau melukai beberapa Marinir. Maka dari itu, para Marinir menembak atau menikam semua tubuh tentara Jepang yang mereka temui, walaupun sekitar 15 serdadu Jepang yang terluka dan pingsan tetap ditawan.[25][26] Sekitar 30 tentara Jepang melarikan diri untuk bergabung kembali dengan barisan belakang resimen mereka di Taivu Point.[27]", "question_text": "Kapan Pertempuran Tenaru berakhir?", "answers": [{"text": "Sebelum pukul 17:00 pada tanggal 21 Agustus", "start_byte": 0, "limit_byte": 43}]} {"id": "8576223654680133513-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bangsa Persia", "passage_text": "Persia adalah salah satu suku yang tergolong dalam Bangsa Iran, menggunakan bahasa Persia dan juga mempunyai persamaan dalam kebudayaan dengan bangsa Iran yang lainnya. Bangsa ini mayoritas di Iran dan minoritas di beberapa negara-negara lain seperti Amerika Serikat, Kuwait, Turki, Uni Emirat Arab, Irak dan juga beberapa negara di Timur Tengah.", "question_text": "dimanakah letak Persia ?", "answers": [{"text": "Iran", "start_byte": 193, "limit_byte": 197}]} {"id": "1841738739013037935-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara pada era kerajaan Hindu-Buddha", "passage_text": "\nIndonesia mulai berkembang pada zaman kerajaan Hindu-Buddha berkat hubungan dagang dengan negara-negara tetangga maupun yang lebih jauh seperti India, Tiongkok, dan wilayah Timur Tengah. Agama Hindu masuk ke Indonesia diperkirakan pada awal tarikh Masehi, dibawa oleh para musafir dari India antara lain: Maha Resi Agastya, yang di Jawa terkenal dengan sebutan Batara Guru atau Dwipayana dan juga para musafir dari Tiongkok yakni musafir Budha Pahyien.", "question_text": "kapankah agama Hindu masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "awal tarikh Masehi", "start_byte": 237, "limit_byte": 255}]} {"id": "-9179114392842107498-0", "language": "indonesian", "document_title": "Filsafat proses", "passage_text": "\nFilsafat proses atau filsafat organisme adalah filsafat yang mengatakan bahwa segala sesuatu selalu menjadi.[1] Pengertian ‘proses’ in mengandung makna yakni adanya perubahan berdasarkan mengalirnya waktu dan kegiatan yang saling berkaitan.[1] Kemudian realitas dipahami bukan sebagai sesuatu yang statis melainkan terus bergerak dan berubah dalam suatu dinamika pergerakan yang berkelanjutan.[1] Filsafat ini dicetuskan oleh Alfred North Whitehead (15 Februari 1861 Ramsgate, Kent, England – 30 Desember 1947 Cambridge, Massachusetts, USA) seorang guru besar Matematika Trinity College yang selanjutnya menjadi guru besar filsafat di Universitas Harvard.[2]", "question_text": "Siapa yang menemukan filsafat organisme?", "answers": [{"text": "Alfred North Whitehead", "start_byte": 431, "limit_byte": 453}]} {"id": "-2030720507470367840-3", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Seljuk", "passage_text": "Suku Seljuk dipersatukan oleh Seljuq bin Duqaq, seorang pemimpin konfederasi suku-suku Turki yang mengabdi kepada salah seorang Khan di Turkistan. Seljuk pindah dari dataran tinggi Kirghiz (Kazakhstan) bersama seluruh anggota sukunya ke Jand di provinsi Bukhara, dan mendiami daerah tersebut atas izin penguasa Samaniah. Ketika Dinasti Samaniah (Samanid) dikalahkan oleh Dinasti Gaznawiyah, Seljuk memerdekakan diri dan menguasai wilayah yang sebelumnya dikuasai Dinasti Samaniah tersebut.", "question_text": "Siapa raja pertama Turki Seljuk ?", "answers": [{"text": "Seljuq bin Duqaq", "start_byte": 30, "limit_byte": 46}]} {"id": "-4133709973186485101-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sriwijaya", "passage_text": "Bukti awal mengenai keberadaan kerajaan ini berasal dari abad ke-7; seorang pendeta Tiongkok dari Dinasti Tang, I Tsing, menulis bahwa ia mengunjungi Sriwijaya tahun 671 dan tinggal selama 6 bulan.[3][4] Selanjutnya prasasti yang paling tua mengenai Sriwijaya juga berada pada abad ke-7, yaitu prasasti Kedukan Bukit di Palembang, bertarikh 682.[5]", "question_text": "Kapan Kerajaan Sriwijaya berdiri?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 57, "limit_byte": 66}]} {"id": "43693913753054441-0", "language": "indonesian", "document_title": "Humaniora", "passage_text": "Humaniora adalah ilmu yang mempelajari tentang cara membuat atau mengangkat manusia menjadi lebih manusiawi dan berbudaya.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan humaniora?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari tentang cara membuat atau mengangkat manusia menjadi lebih manusiawi dan berbudaya", "start_byte": 17, "limit_byte": 121}]} {"id": "-259221867013365164-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rudolf Rocker", "passage_text": "\nRudolf Rocker (1873-1958) lahir di Mainz, Rhineland, Jerman, di sebuah keluarga buruh terampil beragama Katolik yang berpandangan liberal. Kedua orang tuanya meninggal dalam usia muda, dan setelah itu Rocker hidup dalam sebuah panti asuhan Katolik. Dia magang sebagai penjilid buku, dan selama beberapa tahun menekuni pekerjaan itu sambil mengembara berpindah-pindah tempat.", "question_text": "Kapan Rudolf Rocker lahir ?", "answers": [{"text": "1873", "start_byte": 16, "limit_byte": 20}]} {"id": "5609093142914110191-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sardis", "passage_text": "Sardis atau Sardes (bahasa Lydia: Sfard; Greek: Σάρδεις, Sardeis; bahasa Persia: سارد, Sārd) adalah kota kuno di tempat yang kini mejadi Sart modern (Sartmahmut sebelum 19 Oktober 2005) di Provinsi Manisa di Turki. Sepanjang sejarahnya, Sardis merupakan kota yang penting. Kota ini adalah ibukota kuno kerajaan Lydia, kota penting di Kekasiaran Persia, kota tempat prokonsul di Kekaisaran Romawi, dan kota besar di provinsi Lydia di Kekaisaran Bizantium. Sebagai salah satu dari Tujuh gereja di Asia, kota ini disebut dalam Kitab Wahyu. Kota ini menjadi penting antara lain karena kekuatan militernya, letaknya yang terletak di jalur menuju pesisir Aigea, dan karena memiliki tanah subur di Hermus.", "question_text": "dimanakah letak Sardis ?", "answers": [{"text": "Provinsi Manisa di Turki", "start_byte": 201, "limit_byte": 225}]} {"id": "5072695839810910748-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "Kapan internet pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 105, "limit_byte": 109}]} {"id": "-4846141318334761147-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Denmark", "passage_text": "\nBendera Denmark (Dannebrog - kain Denmark), adalah bendera merah dengan salib Skandinavia putih. Garis vertikal salib tersebut berada di sisi tiang. Desain bendera Denmark ini ditiru oleh negara Nordik lainnya: Swedia, Norwegia, Finlandia, Islandia. Pada waktu negara Denmark dan Norwegia membentuk persatuan (personal union), Dannebrog tetap menjadi bendera Norwegia hingga Norwegia mengadopsi benderanya sendiri pada 1821.", "question_text": "Apa warna bendera Denmark?", "answers": [{"text": "merah dengan salib Skandinavia putih", "start_byte": 60, "limit_byte": 96}]} {"id": "-8000801627321476248-4", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Pulau ini secara administratif terbagi menjadi enam provinsi, yaitu Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Banten; serta dua wilayah khusus, yaitu DKI Jakarta dan DI Yogyakarta.", "question_text": "Berapa jumlah provinsi di pulau Jawa ?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 47, "limit_byte": 51}]} {"id": "-5081193013744261651-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekristenan", "passage_text": "Kekristenan muncul dari wilayah Levant (sekarang Palestina dan Israel) mulai pertengahan abad pertama Masehi. Asalnya Kekristenan dimulai di kota Yerusalem dan mulai menyebar ke wilayah Timur Dekat, termasuk ke Siria, Asyur, Mesopotamia, Fenisia, Asia Minor, Yordania dan Mesir. Sekitar 15 tahun setelahnya Kekristenan mulai memasuki Eropa Selatan dan berkembang di sana. Sementara itu juga terjadi penyebaran di Afrika Utara serta Asia Selatan dan Eropa Timur. Pada abad ke-4 Kekristenan telah dijadikan agama negara oleh Dinasti Arsakid di Armenia pada tahun 301, \"Caucasian Iberia\" (atau Republik Georgia) pada tahun 319,[1][2] Kekaisaran Aksum di Etiopia pada tahun 325,[3][4] dan Kekaisaran Romawi pada tahun 380 M.", "question_text": "kapankah agama kristen muncul pertama?", "answers": [{"text": "pertengahan abad pertama Masehi", "start_byte": 77, "limit_byte": 108}]} {"id": "-2843650604610038766-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Nusantara (1942–1945)", "passage_text": "Masa pendudukan Jepang di Indonesia dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945 seiring dengan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia oleh Soekarno dan M. Hatta atas nama bangsa Indonesia.", "question_text": "Berapa tahun Jepang menjajah Indonesia?", "answers": [{"text": "dimulai pada tahun 1942 dan berakhir pada tanggal 17 Agustus 1945", "start_byte": 36, "limit_byte": 101}]} {"id": "-8126821602831030993-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Lingga", "passage_text": "Berikut ini adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di kabupaten Lingga, Provinsi Kepulauan Riau, Indonesia. Kabupaten Lingga memiliki 10 kecamatan, 7 kelurahan dan 75 desa (dari total 70 kecamatan, 141 kelurahan dan 275 desa di seluruh Kepulauan Riau). Pada tahun 2017, jumlah penduduknya sebesar 94.962 jiwa dengan luas wilayahnya 2.266,77 km² dan sebaran penduduk 42 jiwa/km².[1]", "question_text": "berapakah kecamatan dalam Kabupaten Lingga?", "answers": [{"text": "10", "start_byte": 138, "limit_byte": 140}]} {"id": "7818288955775187671-6", "language": "indonesian", "document_title": "Kalender Gregorius", "passage_text": "\nSetiap tahun dibagi menjadi 12 bulan:", "question_text": "Ada berapa bulan dalam kalender Gregorian?", "answers": [{"text": "12", "start_byte": 29, "limit_byte": 31}]} {"id": "2405661064984447182-0", "language": "indonesian", "document_title": "Raden Wijaya", "passage_text": "\njmpl|Arca Harihara, dewa gabungan Siwa dan Wisnu sebagai penggambaran Kertarajasa. Semula berlokasi di Candi Simping, Blitar, kini menjadi koleksi Museum Nasional Republik Indonesia.\nKertarajasa Jayawardhana atau disebut juga Raden Wijaya (lahir: ? - wafat: Majapahit, 1309) adalah pendiri Kerajaan Majapahit sekaligus raja pertama Majapahit yang memerintah pada tahun 1293-1309, bergelar Prabu Kertarajasa Jayawardana, atau lengkapnya Nararya Sanggramawijaya Sri Maharaja Kertarajasa Jayawardhana.", "question_text": "Siapakah raja pertama kerajaan Majapahit ?", "answers": [{"text": "Kertarajasa Jayawardhana", "start_byte": 184, "limit_byte": 208}]} {"id": "561437604273193780-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "Berapakah luas wilayah Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "9,69 juta kilometer persegi", "start_byte": 452, "limit_byte": 479}]} {"id": "-6722402021961072872-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Inaccessible", "passage_text": "Pulau Inaccessible adalah sebuah pulau yang memiliki gunung berapi yang telah lama tidak menyemburkan lahar setelah aktif sejak 6 juta tahun yang lalu untuk terakhir kalinya. Luas pulau ini menjangkau hingga 14km2 (5.4sqmi). Pulau ini tepat berada di Samudera Atlantik bagian selatan yang berjarak sepanjang 45 km dari sebelah barat daya Pulau Tristan da Cunha.", "question_text": "Dimanakah letak pulau Pulau Inaccessible?", "answers": [{"text": "Samudera Atlantik bagian selatan yang berjarak sepanjang 45 km dari sebelah barat daya Pulau Tristan da Cunha", "start_byte": 251, "limit_byte": 360}]} {"id": "-6526602103267827616-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "siapakah yang membuat tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "-2246043097311603953-3", "language": "indonesian", "document_title": "Tegangan listrik", "passage_text": "Alat yang dipergunakan untuk mengukur besar tegangan listrik, antara lain: voltmeter, dan osiloskop. Voltmeter bekerja dengan cara mengukur arus dalam sirkuit ketika dilewatkan melalui resistor dengan nilai tertentu. Sesuai hukum Ohm, besar tegangan sebanding dengan besar arus untuk nilai resistansi sama. Prinsip kerja potensiometer adalah menimbang tegangan yang diukur dengan tegangan yang sudah diketahui besarnya dengan menggunakan sirkuit jembatan. Sedang osiloskop bekerja dengan cara menggunakan tegangan yang diukur untuk membelokkan elektron di layar monitor, sehingga di layar akan tercipta grafik dari elektron yang telah dibelokkan. Grafik ini sebanding dengan besar tegangan yang diukur.", "question_text": "Apakah yang digunakan untuk mengukur arus listrik?", "answers": [{"text": "voltmeter, dan osiloskop", "start_byte": 75, "limit_byte": 99}]} {"id": "7918638012723284875-14", "language": "indonesian", "document_title": "Filipina", "passage_text": "Kepulauan ini dibagi menjadi tiga kelompok utama: Luzon (Region I sampai V + NCR & CAR), Visayas (VI sampai VIII), dan Mindanao (IX sampai XIII + ARMM). Pelabuhan sibuk Manila, di Luzon, adalah ibu kota negara, dan kota terbesar-kedua setelah Kota Quezon.", "question_text": "Apakah ibukota Filipina ?", "answers": [{"text": "Manila", "start_byte": 169, "limit_byte": 175}]} {"id": "-4787245225757288287-1", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Edinburgh, ibu kota negara dan kota terbesar kedua, adalah salah satu pusat keuangan terbesar di Eropa.[12] Edinburgh pernah menjadi pusat Pencerahan Skotlandia pada abad ke-18, yang mengubah Skotlandia menjadi salah satu kekuatan industri, perdagangan, dan intelektual di Eropa. Glasgow, kota terbesar di Skotlandia,[13] pernah menjadi salah satu kota industri terkemuka di dunia dan saat ini berlokasi di pusat konurbasi Glasgow Raya. Perairan Skotlandia terdiri dari sejumlah besar sektor[14] Atlantik Utara dan Laut Utara, mengandung cadangan minyak terbesar di Uni Eropa. Karena hal ini, Aberdeen, kota terbesar ketiga di Skotlandia, dijuluki dengan ibu kota minyak Eropa.[15]", "question_text": "Apa nama ibukota Skotlandia ?", "answers": [{"text": "Edinburgh", "start_byte": 0, "limit_byte": 9}]} {"id": "-7491740379674491690-2", "language": "indonesian", "document_title": "Amelia Dyer", "passage_text": "Setelah kematian ibunya, Amelia tinggal bersama seorang bibi di Bristol untuk beberapa waktu, sebelum mengikuti program magang dengan seorang pembuat korset. Ayahnya meninggal pada tahun 1859, dan kakak sulungnya, Thomas, mewarisi usaha sepatu keluarganya. Pada tahun 1861, saat berusia 24 tahun, Amelia menjadi terasing secara permanen dari setidaknya salah satu saudara laki-lakinya, James, dan pindah ke tempat-tempat penginapan di Trinity Street, Bristol.[2] Di sana, ia menikahi George Thomas. George berusia 59 tahun dan keduanya berbohong mengenai usia mereka masing-masing pada sertifikat pernikahan untuk mengurangi celah usia. George mengurangi 11 tahun dari umur sebenarnya, dan Amelia menambahkan 6 tahun dari usia sebenarnya – banyak sumber kemudian memberitakan bahwa umur ini adalah fakta, menyebabkan banyak kebingungan.", "question_text": "Siapakah suami Amelia Elizabeth Dyer née Hobley?", "answers": [{"text": "George Thomas", "start_byte": 484, "limit_byte": 497}]} {"id": "8105898469131907423-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sony", "passage_text": "Sony didirikan pada 7 Mei 1946 dengan nama Perusahaan Telekomunikasi Tokyo dengan sekitar 20 karyawan. Produk konsumen mereka yang pertama adalah sebuah penanak nasi pada akhir 1940-an. Seiring dengan berkembangnya Sony sebagai perusahaan internasional yang besar, ia membeli perusahaan lain yang mempunyai sejarah yang lebih lama termasuk Columbia Records (perusahaan rekaman tertua yang masih ada, didirikan pada tahun 1888).", "question_text": "Kapan Sony Corporation berdiri ?", "answers": [{"text": "7 Mei 1946", "start_byte": 20, "limit_byte": 30}]} {"id": "-6228944003964937028-0", "language": "indonesian", "document_title": "Liga Arab", "passage_text": "Liga Negara-Negara Arab (Arabic: جامعة الدول العربية‎ Jāmiʻat ad-Duwal al-ʻArabiyya) atau Liga Arab (Arabic: الجامعة العربية‎ al-Jāmiʻa al-ʻArabiyya), adalah sebuah organisasi yang terdiri dari negara-negara Arab (bandingkan dengan dunia Arab). Organisasi ini didirikan pada 22 Maret 1945 oleh tujuh negara, tetapi saat ini Liga Arab dikendalikan oleh Libya yang bukan pendiri Liga Arab. Piagamnya menyatakan bahwa Liga Arab bertugas mengkoordinasikan kegiatan ekonomi, termasuk hubungan niaga; komunikasi; kegiatan kebudayaan; kewarganegaraan, paspor, dan visa; kegiatan sosial; dan kegiatan kesehatan. Piagam Liga Arab juga melarang para anggota untuk menggunakan kekerasan terhadap satu sama lain[2]. Markas Liga Arab berada di Kairo.", "question_text": "Apakah peran Liga Arab?", "answers": [{"text": "mengkoordinasikan kegiatan ekonomi, termasuk hubungan niaga; komunikasi; kegiatan kebudayaan; kewarganegaraan, paspor, dan visa; kegiatan sosial; dan kegiatan kesehatan", "start_byte": 475, "limit_byte": 643}]} {"id": "93355128746431825-6", "language": "indonesian", "document_title": "Teori atom", "passage_text": "Dalton mengajukan teori bahwa setiap unsur kimia terdiri dari atom tunggal, dengan jenis yang unik, dan meskipun mereka tidak dapat diubah atau dihancurkan dengan cara kimia, mereka dapat bergabung untuk membentuk struktur yang lebih kompleks (senyawa kimia). Ini dianggap sebagai teori atom pertama yang benar-benar ilmiah, karena Dalton menarik kesimpulan berdasarkan eksperimen dan pemeriksaan hasil penelusuran empiris.", "question_text": "Siapa penemu teori atom?", "answers": [{"text": "Dalton", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "6748846433313513815-2", "language": "indonesian", "document_title": "KC and the Sunshine Band", "passage_text": "Grup ini dibentuk pada tahun 1973 oleh Harry Wayne Casey alias \"KC\" ketika masih bekerja sebagai pegawai paruh waktu dan karyawan di toko rekaman TK Records di Miami. Band ini awalnya diberi nama KC & The Sunshine Junkanoo Band karena Casey memakai musisi studio dari TK Records dan band lokal yang memainkan musik Junkanoo. Casey kemudian diperkenalkan kepada Richard Finch yang sedang bekerja sebagai teknisi rekaman di TK Records. Pertemuan keduanya merupakan awal dari kolaborasi pencipta lagu Casey dan Finch. Anggota pendiri band ini hanya Casey dan Finch sebelum nantinya mereka mengajak gitaris Jerome Smith (18 Juni 1953 - 28 Juli 2000[1]) dan pemain drum Robert Johnson yang keduanya bekerja sebagai musisi studio di studio TK Records.", "question_text": "tahun berapakah KC and the Sunshine Band dibentuk?", "answers": [{"text": "1973", "start_byte": 29, "limit_byte": 33}]} {"id": "-5839047746829718554-33", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Sumedang Larang", "passage_text": "Belum juga Dipati Ukur berhasil mewujudkan impiannya untuk mendirikan kabupaten mandiri yang lepas dari kekuasan Mataram tiba-tiba Bagus Sutapura, salah satu pemuda yang sakti mandraguna (putra dari bupati Kawasen, wilayah Galuh) yang merupakan algojo yang dimintai tolong oleh Tumenggung Narapaksa keburu datang untuk menangkapnya. Terjadilah pertarungan sengit antar keduanya (dikabarkan hingga 40 hari 40 malam). Setelah semua tenaga terkuras akhirnya Dipati Ukur pun dapat diringkus kemudian dibawa ke Cirebon untuk diserahkan ke Mataram. Dipati Ukur pun akhirnya di hukum mati di alun-alun Mataram dengan cara dipenggal kepalanya.", "question_text": "apakah penyebab Dipati Ukur meninggal?", "answers": [{"text": "di hukum mati di alun-alun Mataram", "start_byte": 568, "limit_byte": 602}]} {"id": "-5925245761475993059-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mustafa Kemal Atatürk", "passage_text": "\nMustafa dilahirkan pada 1881, di Selânik Utsmaniyah (kini Thessaloniki di Yunani), sebagai anak seorang pegawai kecil yang kemudian menjadi pedagang kayu. Sesuai dengan kebiasaan Turki pada waktu itu, ia dinamai Mustafa saja. Ayahnya, Ali Rıza Efendi, seorang pegawai bea cukai, meninggal dunia ketika Mustafa baru berusia tujuh tahun. Karena itu, Mustafa kemudian dibesarkan oleh ibunya, Zübeyde Hanım.", "question_text": "dimanakah Gazi Mustafa Kemal Paşa dilahirkan?", "answers": [{"text": "Selânik Utsmaniyah", "start_byte": 34, "limit_byte": 53}]} {"id": "2725848366318547861-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Cape Town", "passage_text": "Bandar Udara Internasional Cape Town (IATA: CPT, ICAO: FACT) merupakan sebuah bandar udara di Cape Town, Afrika Selatan. Merupakan hub bagi South African Airways. Bandara Cape Town merupakan bandara terbesar kedua di Afrika Selatan, setelah Bandar Udara Internasional OR Tambo, ketiga terbesar di Afrika dan gerbang masuk untuki lalu lintas turis. Hingga pertengahan 1990-an bandara ini dinamai Bandar Udara DF Malan sesuai Perdana Menteri Daniel François Malan.", "question_text": "Apakah nama bandara terbesar di Afrika Selatan?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional OR Tambo", "start_byte": 241, "limit_byte": 276}]} {"id": "8232683403600849174-0", "language": "indonesian", "document_title": "Emaar Properties", "passage_text": "Emaar Properties, Public Joint Stock Company yang berbasis di Dubai, Uni Emirat Arab dan salah satu perusahaan real estate terbesar di dunia, terdaftar pada Dubai Financial Market dan bagian dari Dow Jones Arabia Titans Index.", "question_text": "Dimanakah letak kantor Emaar Properties di Dubai?", "answers": [{"text": "Dubai, Uni Emirat Arab", "start_byte": 62, "limit_byte": 84}]} {"id": "3039512379768333967-0", "language": "indonesian", "document_title": "Indeks Glikemik", "passage_text": "Indeks Glikemik adalah angka yang menunjukkan potensi peningkatan gula darah dari karbohidrat yang tersedia pada suatu pangan atau secara sederhana dapat dikatakan sebagai tingkatan atau rangking pangan menurut efeknya terhadap kadar glukosa darah.[1]", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan indeks glikemik?", "answers": [{"text": "angka yang menunjukkan potensi peningkatan gula darah dari karbohidrat yang tersedia pada suatu pangan atau secara sederhana dapat dikatakan sebagai tingkatan atau rangking pangan menurut efeknya terhadap kadar glukosa darah", "start_byte": 23, "limit_byte": 247}]} {"id": "2643259267171506440-3", "language": "indonesian", "document_title": "Telkom Indonesia", "passage_text": "Pada tahun 1882, didirikan sebuah badan usaha swasta penyedia layanan pos dan telegraf. Layanan komunikasi kemudian dikonsolidasikan oleh Pemerintah Hindia Belanda ke dalam jawatan Post Telegraaf Telefoon (PTT). Sebelumnya, pada tanggal 23 Oktober 1856, dimulai pengoperasian layanan jasa telegraf elektromagnetik pertama yang menghubungkan Jakarta (Batavia) dengan Bogor (Buitenzorg).[6] Pada tahun 2009 momen tersebut dijadikan sebagai patokan hari lahir Telkom.", "question_text": "Kapan PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk didirikan?", "answers": [{"text": "1882", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "4483223942359304743-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekuwuan Lasem", "passage_text": "\nKutha Lasêm-Argasoka atau Kekuwuan Lasem adalah nama sebuah kota kuno (kekuwuan) yang berdiri di bekas reruntuhan Kerajaan Pucangsula pada abad ke-9, negeri Pucangsula diperkirakan hilang akibat bencana alam pada masa meletusnya Gunung Sangkapura di sebelah timur (Pulau Bawean) juga akibat meletusnya Gunung Muria di sebelah barat (Pulau Muria/Pulau Maura/Muryapada). Sebenarnya Kutha Lasem ini tidaklah yang pertama berdiri di tanah Nusa Argapura. Sebelumnya pernah berdiri Kedhatuan Tanjungputri yang terletak di utara-timur Pegunungan Lasem Argapura (sekitar desa Tanjungsari sekarang) dan juga Kerajaan Pucangsula yang terletak di pesisir barat Pegunungan Lasem yang terkenal dengan armada laut wanitanya yang kuat dan kejam. Tanjungputri menjadi desa kecil (penduduknya mengungsi/membuka desa baru di tempat lain) dan Kerajaan Pucangsula hilang akibat bencana alam. Kekuwuan Lasem menempati tanah bekas lautan di dataran rendah sebelah barat lereng Pegunungan Lasem yang mengalami pengendapan dan pendangkalan akibat bencana alam (gunung meletus, gempa bumi, tanah longsor, sedimentasi). Kota kuno ini didirikan oleh Ki Welug yang bergelar Rangga dan mendapatkan nama kehormatan Widyabadra, sehingga orang menyebutnya Ki Rangga Widyabadra. Ia mendapat gelar tersebut karena menyelesaikan masa belajarnya di padepokan Gambiran oleh Bhikku Gam Swi Lang. Kekuwuan ini runtuh akibat serangan pasukan Majapahit yang dipimpin oleh Gajah Mada untuk menaklukkan daerah Lasem.", "question_text": "Mengapa Kerajaan Pucangsula runtuh?", "answers": [{"text": "bencana alam", "start_byte": 860, "limit_byte": 872}]} {"id": "3073498330408138845-49", "language": "indonesian", "document_title": "Afganistan", "passage_text": "Ada dua bahasa resmi di Afghanistan yakni Persia Afgani yang sering disebut Dari (50%), dan Pashtun (35%). Beberapa bahasa lainnya yaitu bahasa-bahasa Turkik (Uzbek dan Turkmenistan yang digunakan oleh 11% rakyatnya), dan 30 bahasa-bahasa kecil, terutama Baluchi, dan Pashai (4%). Banyak orang Afganistan yang mampu menggunakan dua bahasa atau lebih.", "question_text": "bahasa apakah yang paling banyak digunakan di Afganistan?", "answers": [{"text": "Persia Afgani", "start_byte": 42, "limit_byte": 55}]} {"id": "-5665339565122951772-1", "language": "indonesian", "document_title": "Teleprompter", "passage_text": "Kata TelePrompTer dengan huruf kapital berasal dari nama dagang sebuah perusahaan teleprompter yang pertama kali mengembangkan peralatan elektronik tersebut pada tahun 1950an.", "question_text": "Kapan teleprompter pertama kali digunakan ?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 168, "limit_byte": 172}]} {"id": "-4304819037971217080-15", "language": "indonesian", "document_title": "Pierogi", "passage_text": "jmpl|Sebuah monumen untuk varenyky di pintu masuk ke wilayah Kirovograd (dekat desa Synky) dari wilayah Cherkasy, Ukraina\nPierogi mungkin satu-satunya hidangan Polandia hidangan yang memiliki santo pelindung. \"Święty Jacek z pierogami!\" (St. Hyasintus dan pierogi!) adalah ucapan lama Polandia bila terkejut, kira-kira setara dalam bahasa inggris dengan \"good grief\" atau di Amerika \"holy smoke!\".Asal-usul ucapan tersebut tidak diketahui.[16]\n", "question_text": "Apa makanan khas dari Polandia?", "answers": [{"text": "Pierogi", "start_byte": 122, "limit_byte": 129}]} {"id": "-6052684081301663144-7", "language": "indonesian", "document_title": "Liverpool F.C.", "passage_text": "\nLiverpool didirikan pada tanggal 15 Maret 1892[7] sebagai akibat perseteruan antara Komite Everton FC dengan John Houlding sebagai Presiden Klub yang juga pemilik stadion Anfield. Sebelumnya pada tahun 1891 John Houlding, sebagai penyewa dari Stadion Anfield, membeli tanah tersebut secara langsung dan mengusulkan meningkatkan harga sewa dari £ 100 sampai £ 250 per tahun[8]. Everton, yang telah bermain di Anfield selama tujuh tahun, menolaknya dan terjadi perseteruan. Akibat dari perseteruan itu, Everton akhirnya pindah ke stadion Goodison Park dan John Holding menjadikan stadion Anfield sebagai kandang Liverpool sampai sekarang[9].", "question_text": "Kapan Liverpool F.C dibentuk ?", "answers": [{"text": "15 Maret 1892", "start_byte": 34, "limit_byte": 47}]} {"id": "8793116393415850552-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dalai Lama", "passage_text": "Dalam Buddhisme Tibet, para Dalai Lama (bahasa Tibet: ཏ་ཱལའི་བླ་མ་ taa-la’i bla-ma; Hanzi sederhana: 达赖喇嘛; Hanzi tradisional: 達賴喇嘛; pinyin: Dálài Lǎmā) adalah garis tulku dari pemimpin Gelugpa yang dapat dilacak kembali sampai 1391. Pemeluk Buddha Tibet percaya bahwa Dalai Lama adalah perwujudan insani dari Avalokitesvara (\"Chenrezig\" [spyan ras gzigs] dalam bahasa Tibet), bodhisattva of compassion. Antara abad XVII dan 1959, Dalai Lama adalah kepala pemerintahan Tibet, mengendalikan sebagian besar negara dari ibukota Lhasa. Dalai Lama adalah kepala Tibetan Buddhism, dan para pemimpin dari keempat aliran percaya bahwa Dalai Lama adalah lama tertinggi dalam tradisi Tibet. Ia sering dipanggil \"His Holiness\" (atau HH) sebelum gelarnya.", "question_text": "Siapakah Dalai Lama?", "answers": [{"text": "kepala pemerintahan Tibet, mengendalikan sebagian besar negara dari ibukota Lhasa", "start_byte": 494, "limit_byte": 575}]} {"id": "-3365048756736561860-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen MBO DPRI SK", "passage_text": "Monumen MBO DPRI SK (Markas Besar Oemoem Dewan Perjuangan Rakyat Indonesia Sunda Kecil) adalah sebuah monumen areal bekas markas utama dari pasukan DPRI resimen Sunda Kecil yang dipimpin oleh Letkol I Gusti Ngurah Rai. MBO DPRI Sunda Kecil merupakan cikal bakal berdirinya Kodam IX/Udayana yang berkedudukan di Kota Denpasar. Monumen ini terletak di Banjar Munduk Malang, Desa Dalang, Kecamatan Selemadeg Timur, Kabupaten Tabanan, Provinsi Bali.", "question_text": "Dimana letak Monumen MBO DPRI SK?", "answers": [{"text": "Banjar Munduk Malang, Desa Dalang, Kecamatan Selemadeg Timur, Kabupaten Tabanan, Provinsi Bali", "start_byte": 350, "limit_byte": 444}]} {"id": "4888499399054603545-19", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Kota-kota penting di Mesir adalah Alexandria,yang merupakan kota terbesar kedua; Aswan; Asyut; Kairo, yang merupakan ibukota Mesir modern dan kota terbesar; El-Mahalla el-Kubra; Giza, situs Piramida Khufu; Hurghada; Luxor; Kom Ombo; Port Safaga; Port Said; Sharm El Sheikh; Suez, di mana ujung selatan Terusan Suez berada; Zagazig; dan al-Minya. Oasis di Mesir diantaranya ialah Bahariya, el Dakhla, Farafra, el Kharga dan Siwa.", "question_text": "apakah nama ibukota Mesir ?", "answers": [{"text": "Kairo", "start_byte": 95, "limit_byte": 100}]} {"id": "999197582526797531-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pedagogi kritis", "passage_text": "Pedagogi kritis adalah filsafat pendidikan dan gerakan sosial yang telah mengembangkan dan menerapkan konsep dari teori kritis dan tradisi yang terkait dengan bidang pendidikan dan studi budaya.[1] Para pendukung pedagogi kritis memandang bahwa mengajar secara inheren adalah sebagai tindakan politik, menolak netralitas pengetahuan, dan bersikeras bahwa isu-isu keadilan sosial dan demokrasi itu sendiri tidak berbeda dari tindakan belajar dan mengajar. Tujuan dari pedagogi kritis adalah pembebasan dari penindasan melalui kebangkitan kesadaran kritis. Ketika dicapai, kesadaran kritis mendorong individu untuk mempengaruhi perubahan dalam dunia mereka melalui kritik sosial dan aksi politik.", "question_text": "Apakah tujuan dari Tujuan dari pedagogi kritis?", "answers": [{"text": "pembebasan dari penindasan melalui kebangkitan kesadaran kritis", "start_byte": 490, "limit_byte": 553}]} {"id": "-2666105285234119418-1", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab", "passage_text": "Alkitab kanonik bervariasi tergantung pada tradisi ataupun kelompok; sejumlah kanon Alkitab telah berevolusi, dengan isi yang tumpang-tindih dan divergen.[2] Perjanjian Lama Kristen bertumpang tindih dengan Alkitab Ibrani dan Septuaginta Yunani; Alkitab Ibrani dikenal dalam Yudaisme dengan sebutan Tanakh. Perjanjian Baru merupakan sekumpulan tulisan karya umat Kristen awal, yang diyakini bahwa kebanyakan di antaranya adalah para murid Yahudi Kristus, ditulis dalam bahasa Yunani Koine abad pertama. Tulisan-tulisan Yunani Kristen awal ini terdiri dari berbagai narasi, surat, dan tulisan apokaliptik. Di antara denominasi-denominasi Kristen terdapat beberapa perbedaan pendapat mengenai isi kanon, terutama dalam Apokrifa, yakni sejumlah karya yang dipandang dengan beragam tingkat penghormatan.", "question_text": "Dalam bahasa apa alkitab pertama ditulis ?", "answers": [{"text": "bahasa Yunani Koine", "start_byte": 469, "limit_byte": 488}]} {"id": "-6216096310024425852-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paleolitikum", "passage_text": "Zaman Batu Tua atau Paleolitikum (Yunani:παλαιός (palaios) — purba dan λίθος (lithos) — batu) adalah zaman yang memiliki ciri khas berupa perkembangan alat-alat batu. Zaman ini mencakup sekitar 95% masa prasejarah teknologi manusia.[1] Zaman ini dimulai dari penggunaan alat batu pertama oleh hominin sekitar 3,3 juta tahun yang lalu hingga akhir Pleistosen sekitar 11.650 tahun yang lalu.[2] Zaman Paleolitikum digantikan oleh Mesolitikum, walaupun masa transisinya berbeda-beda di setiap wilayah.", "question_text": "berapa lamakah Zaman Batu?", "answers": [{"text": "3,3 juta tahun yang lalu hingga akhir Pleistosen sekitar 11.650 tahun yang lalu", "start_byte": 325, "limit_byte": 404}]} {"id": "3155456069655121308-2", "language": "indonesian", "document_title": "Hulk", "passage_text": "Walaupun pewarnaan kulit Hulk bermacam-macam dari berbagai sejarah publikasi, yang paling sering di publikasikan adalah kulitnya yang berwarna hijau. Sebagai Hulk, Banner sanggup memunculkan kekuatan luar biasa, sejalan dengan tingkat kemarahan tokoh ini. Emosi yang kuat seperti kemarahan, teror dan kesedihan juga menjadi pemicu perubahan fisik Banner menajadi Hulk. Alur cerita yang sering dipublikasikan adalah antara Banner dan Hulk sering dikejar oleh polisi dan Angkatan bersenjata karena pengerusakan yang telah ia lakukan.", "question_text": "Apa ciri khas fisik karakter hulk ?", "answers": [{"text": "berwarna hijau", "start_byte": 134, "limit_byte": 148}]} {"id": "-4025607509048293399-1", "language": "indonesian", "document_title": "Akhirat", "passage_text": "\nAkhirat (Bahasa Arab: الآخرة; transliterasi: Akhirah) dipakai untuk mengistilahkan kehidupan alam baka (kekal) setelah kematian/ sesudah dunia berakhir. Pernyataan peristiwa alam akhirat sering kali diucapkan secara berulang-ulang pada beberapa ayat di dalam Al Qur'an sebanyak 115 kali,[1] yang mengisahkan tentang Yawm al-Qiyâmah dan akhirat juga bagian penting dari eskatologi Islam.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan akhirat dalam Islam?", "answers": [{"text": "kehidupan alam baka (kekal) setelah kematian/ sesudah dunia berakhir", "start_byte": 90, "limit_byte": 158}]} {"id": "-5045567311662832263-0", "language": "indonesian", "document_title": "IOS", "passage_text": "iOS (sebelumnya iPhone OS) adalah sistem operasi perangkat bergerak yang dikembangkan dan didistribusikan oleh Apple Inc. Sistem operasi ini pertama diluncurkan tahun 2007 untuk iPhone dan iPod Touch, dan telah dikembangkan untuk mendukung perangkat Apple lainnya seperti iPad dan Apple TV. Tidak seperti Windows Phone (Windows CE) Microsoft dan Android Google, Apple tidak melisensikan iOS untuk diinstal di perangkat keras non-Apple. As of September12,2012, App Store Apple berisi lebih dari 700.000 aplikasi iOS, yang secara kolektif telah diunduh lebih dari 30 miliar kali.[11] OS ini memiliki pangsa pasar 14,9% untuk unit sistem operasi perangkat bergerak telepon cerdas yang dijual pada kuartal ketiga 2012, terbanyak setelah Android Google.[12] Pada bulan Juni 2012, iOS mencakup 65% konsumsi data web perangkat bergerak (termasuk di iPod Touch dan iPad).[13] Pada pertengahan 2012, terdapat 410 juta perangkat bergerak yang diaktifkan.[14] Menurut Apple pada tanggal 12 September 2012, 400juta perangkat bergerak iOS telah dijual sepanjang bulan Juni 2012.[15]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan aplikasi iOS?", "answers": [{"text": "sistem operasi perangkat bergerak yang dikembangkan dan didistribusikan oleh Apple Inc", "start_byte": 34, "limit_byte": 120}]} {"id": "-3107850643593587180-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peso Meksiko", "passage_text": "Peso (Tanda: $; kode: MXN) adalah mata uang resmi negara Meksiko sejak tahun 1821. Pada tahun 1993, kode mata uangnya berganti dari MXP ke MXN. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 centavo. Setiap mata uangnya terbagi menjadi $20, $50, $100, $200, $500, $1000.", "question_text": "Apa mata uang meksiko ?", "answers": [{"text": "Peso", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-178239499053890649-5", "language": "indonesian", "document_title": "Giancarlo Fisichella", "passage_text": "Seperti pembalap-pembalap modern lainnya, Fisi memulai karier balap dari go-kart tahun 1984. Ia pernah mendapat pole position pada kejuaraan dunia karting pada 1988. Setelah puas di go-kart dengan sejumlah prestasi, Fisi melompat ke ajang Formula 3 pada tahun 1992 bersama tim RC Motorsport dan merebut peringkat 8 pada tahun debutnya tersebut. Musim berikutnya ia sukses menjadi runner-up, dan di 1994 Fisi meraih gelar juara F3 dengan kemenangan di Monaco dan Macau. Tahun 1995 Fisi lantas pindah ke ajang International Touring Car Championship bersama tim Alfa Romeo.", "question_text": "Kapan Giancarlo Fisichella mulai menjadi pembalap ?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 87, "limit_byte": 91}]} {"id": "939812561212510856-4", "language": "indonesian", "document_title": "Honda CBR250R", "passage_text": "Rancangan CBR250R mengikuti gaya VFR1200F, dengan ciri lampu depan berbentuk Y dan lapisan tengah yang menonjol dan menciptakan penampilak berlapis.[4] Arah baru desain sepeda motor Honda ini pertama kali diluncurkan pada pameran Intermot tahun 2008 dengan menampilkan model konsep V4,[9] serta CBR1000RR Fireblade tahun 2008.[1]\n", "question_text": "tahun berapakah Honda CBR250R dirilis pertama kali?", "answers": [{"text": "2008", "start_byte": 245, "limit_byte": 249}]} {"id": "-4291095035902568947-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Batanghari", "passage_text": "Luas Wilayah Kabupaten Batanghari adalah 5.804,83km² atau 580.483 Ha salah satu Kabupaten terluas di Provinsi Jambi. Berikut adalah luas wialyah Kabupaten Batanghari menurut Kecamatan beserta persentase terhadap luas Kabupaten Batanghari (%):", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Batanghari?", "answers": [{"text": "5.804,83km²", "start_byte": 41, "limit_byte": 53}]} {"id": "8403350485845646389-5", "language": "indonesian", "document_title": "Android (sistem operasi)", "passage_text": "\nAndroid, Inc. didirikan di Palo Alto, California, pada bulan Oktober 2003 oleh Andy Rubin (pendiri Danger),[31] Rich Miner (pendiri Wildfire Communications, Inc.),[32] Nick Sears[33] (mantan VP T-Mobile), dan Chris White (kepala desain dan pengembangan antarmuka WebTV)[12] untuk mengembangkan \"perangkat seluler pintar yang lebih sadar akan lokasi dan preferensi penggunanya\".[12] Tujuan awal pengembangan Android adalah untuk mengembangkan sebuah sistem operasi canggih yang diperuntukkan bagi kamera digital, namun kemudian disadari bahwa pasar untuk perangkat tersebut tidak cukup besar, dan pengembangan Android lalu dialihkan bagi pasar telepon pintar untuk menyaingi Symbian dan Windows Mobile (iPhone Apple belum dirilis pada saat itu).[34] Meskipun para pengembang Android adalah pakar-pakar teknologi yang berpengalaman, Android Inc. dioperasikan secara diam-diam, hanya diungkapkan bahwa para pengembang sedang menciptakan sebuah perangkat lunak yang diperuntukkan bagi telepon seluler.[12] Masih pada tahun yang sama, Rubin kehabisan uang. Steve Perlman, seorang teman dekat Rubin, meminjaminya $10.000 tunai dan menolak tawaran saham di perusahaan.[35]", "question_text": "Siapa pencipta android?", "answers": [{"text": "Andy Rubin (pendiri Danger),[31] Rich Miner (pendiri Wildfire Communications, Inc.),[32] Nick Sears[33] (mantan VP T-Mobile), dan Chris White (kepala desain dan pengembangan antarmuka WebTV)[", "start_byte": 80, "limit_byte": 271}]} {"id": "-1270838869092714846-6", "language": "indonesian", "document_title": "Rusia", "passage_text": "\nDi bawah Pyotr yang Agung, Rusia mendeklarasikan diri sebagai Kekaisaran tahun 1721 dan menjadi salah satu kekuatan dunia. Berkuasa tahun 1682 sampai 1725, Pyotr mengalahkan Swedia pada Perang Utara Raya, memaksa mereka untuk menyerahkan Karelia Barat dan Ingria (2 wilayah yang lepas dari Rusia ketika Periode Kekacauan),[25] juga Estland dan Livland, mengamankan akses Rusia ke laut dan perdagangan laut.[26] Di Laut Baltik, Pyotr menemukan ibukota baru yang dinamai Saint Petersburg. Reformasi Pyotr yang Agung membawa pengaruh budaya Eropa barat ke Rusia.", "question_text": "kapankah Rusia resmi menjadi sebuah negara?", "answers": [{"text": "1721", "start_byte": 80, "limit_byte": 84}]} {"id": "821156210300042203-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Aljazair", "passage_text": "Dinar (Arab: دينار) adalah mata uang resmi negara Aljazair sejak 1964 menggantikan Franc Aljazair. Nama mata uang ini diambil dari Kekaisaran Roman, Denarius. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 santeem. Mata uang ini terbagi menjadi 200, 500, 1000 dinar.", "question_text": "Apa mata uang Aljazair ?", "answers": [{"text": "Dinar", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "6290035185681497567-0", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "Microsoft Corporation (NASDAQ:) adalah sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang berkantor pusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat yang mengembangkan, membuat, memberi lisensi, dan mendukung beragam produk dan jasa terkait dengan komputer. Perusahaan ini didirikan oleh Bill Gates dan Paul Allen pada tanggal 4 April 1975. Microsoft merupakan pembuat perangkat lunak terbesar di dunia menurut pendapatannya.[3] Microsoft juga merupakan salah satu perusahaan paling bernilai di dunia.[4]", "question_text": "dimanakah microsoft didirikan?", "answers": [{"text": "Redmond, Washington, Amerika Serikat", "start_byte": 111, "limit_byte": 147}]} {"id": "-6558280565343317240-5", "language": "indonesian", "document_title": "Parkour", "passage_text": "Ditemukan oleh David Belle[4] di Perancis, \"Parkour\" bertujuan untuk melatih efisiensi gerakan untuk membentuk badan dan pikiran seseorang untuk dapat menghadapi rintangan-rintangan dalam kondisi bahaya.", "question_text": "darimanakah olahraga Parkour berasal?", "answers": [{"text": "Perancis", "start_byte": 33, "limit_byte": 41}]} {"id": "102667390589740710-0", "language": "indonesian", "document_title": "Garuda Indonesia Penerbangan 152", "passage_text": "Garuda Indonesia Penerbangan GA 152 adalah sebuah pesawat Airbus A300-B4 yang jatuh di Buah Nabar, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Indonesia (sekitar 32km dari Bandara Polonia dan 45km dari kota Medan) saat hendak mendarat di Bandara Polonia pada tangal 26 September 1997. Kecelakaan ini menewaskan seluruh orang di dalamnya yang berjumlah 234 orang (222 penumpang dan 12 awak) dan hingga kini merupakan kecelakaan pesawat terburuk dalam sejarah Indonesia. Saat kecelakaan terjadi, kota Medan sedang diselimuti kabut asap tebal akibat pembakaran hutan.", "question_text": "Kapan pesawat Garuda Indonesia Penerbangan GA 152 jatuh di Buah Nabar?", "answers": [{"text": "26 September 1997", "start_byte": 284, "limit_byte": 301}]} {"id": "4404696862175853518-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gynaikeion", "passage_text": "\nDi Yunani Kuno, gynaeceum (Greek: γυναικεῖον gynaikeion, dari Yunani Kuno γυναικεία gynaikeia \"bagian dari rumah yang diperuntukkan bagi perempuan\"; secara harfiah berarti \"dari atau milik wanita, feminin\")[1] atau gynaeconitis (γυναικωνῖτις gynaikōnitis \"apartemen di rumah perempuan\")[2] merupakan sebuah bangunan atau bagian dari sebuah rumah yang diperuntukkan bagi wanita, umumnya apartemen terdalam. Dengan kata lain, tempat perempuan, mirip dengan zenana India dan Muslim. Gynaeceum adalah kebalikan dari andron, atau laki-laki.", "question_text": "Apa maksud kata gynaeceum?", "answers": [{"text": "bagian dari rumah yang diperuntukkan bagi perempuan", "start_byte": 116, "limit_byte": 167}]} {"id": "-3490856403253609961-4", "language": "indonesian", "document_title": "Hak cipta", "passage_text": "\nKonsep hak cipta dalam bahasa Indonesia merupakan terjemahan dari konsep copyright dalam bahasa Inggris (secara harafiah artinya \"hak salin\"). Copyright ini diciptakan sejalan dengan penemuan mesin cetak. Sebelum penemuan mesin ini oleh Johannes Gutenberg, proses untuk membuat salinan dari sebuah karya tulisan memerlukan tenaga dan biaya yang hampir sama dengan proses pembuatan karya aslinya. Sehingga, kemungkinan besar para penerbitlah, bukan para pengarang, yang pertama kali meminta perlindungan hukum terhadap karya cetak yang dapat disalin.", "question_text": "siapakah yang menemukan konsep Hak cipta ?", "answers": [{"text": "Johannes Gutenberg", "start_byte": 238, "limit_byte": 256}]} {"id": "-7019522395344067206-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telekomunikasi seluler di Indonesia", "passage_text": "Telekomunikasi seluler di Indonesia mulai dikenalkan pada tahun 1984 dan hal tersebut menjadikan Indonesia sebagai salah satu negara yang pertama mengadopsi teknologi seluler versi komersial. Teknologi seluler yang digunakan saat itu adalah NMT (Nordic Mobile Telephone) dari Eropa, disusul oleh AMPS (Advance Mobile Phone System), keduanya dengan sistem analog. Teknologi seluler yang masih bersistem analog itu seringkali disebut sebagai teknologi seluler generasi pertama (1G). Pada tahun 1995 diluncurkan teknologi generasi pertama CDMA (Code Division Multiple Access) yang disebut ETDMA (Extended Time Division Multiple Access) melalui operator Ratelindo yang hanya tersedia di beberapa wilayah Jakarta, Jawa Barat, dan Banten.", "question_text": "Apakah kartu sim pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Nordic Mobile Telephone", "start_byte": 246, "limit_byte": 269}]} {"id": "-5551047706624405014-1", "language": "indonesian", "document_title": "Ikatan Arsitek Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 16 September 1959, di kediaman Liem Bwan Tjie di Jalan Wastukancana, Bandung, terjadi pertemuan antara arsitek-arsitek senior Indonesia, yang selain Liem adalah Frederich Silaban dan Mohammad Soesilo, dengan 18 arsitek muda lulusan pertama ITB tahun 1958.[2][3] Salah-satu arsitek muda tersebut adalah Achmad Noeman. Inilah tonggak awal sejarah Ikatan Arsitek Indonesia, yang akhirnya didirikan secara resmi pada 17 September 1959 di Bandung.[3]", "question_text": "Siapakah penggagas terbentuknya Ikatan Arsitek Indonesia?", "answers": [{"text": "arsitek-arsitek senior Indonesia, yang selain Liem adalah Frederich Silaban dan Mohammad Soesilo, dengan 18 arsitek muda lulusan pertama ITB tahun 1958", "start_byte": 116, "limit_byte": 267}]} {"id": "6507775846764022622-9", "language": "indonesian", "document_title": "Irigasi", "passage_text": "Sistem ini air distribusikan dengan cara pipanisasi. Di sini juga berlaku gravitasi, di mana lahan yang tinggi mendapat air lebih dahulu. Namun air yang disebar hanya terbatas sekali atau secara lokal.", "question_text": "Apakah yang dimaksud Irigasi lokal?", "answers": [{"text": "lahan yang tinggi mendapat air lebih dahulu. Namun air yang disebar hanya terbatas sekali atau secara lokal", "start_byte": 93, "limit_byte": 200}]} {"id": "1710083373987754376-1", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Vietnam", "passage_text": "Dua kubu yang saling berperang adalah Republik Vietnam (Vietnam Selatan) dan Republik Demokratik Vietnam (Vietnam Utara). Amerika Serikat, Korea Selatan, Thailand, Australia, Selandia Baru dan Filipina (yang bantuan militer oleh Taiwan dan Spanyol) bersekutu dengan Vietnam Selatan, sedangkan Uni Soviet, Tiongkok, Korea Utara, Mongolia dan Kuba mendukung Vietnam Utara yang berideologi komunis.", "question_text": "negara apa sajakah yang terlibat dalam perang vietnam?", "answers": [{"text": "Republik Vietnam (Vietnam Selatan) dan Republik Demokratik Vietnam (Vietnam Utara). Amerika Serikat, Korea Selatan, Thailand, Australia, Selandia Baru dan Filipina (yang bantuan militer oleh Taiwan dan Spanyol) bersekutu dengan Vietnam Selatan, sedangkan Uni Soviet, Tiongkok, Korea Utara, Mongolia dan Kuba mendukung Vietnam Utara yang berideologi komunis", "start_byte": 38, "limit_byte": 394}]} {"id": "-6121523039788345849-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas (surat kabar)", "passage_text": "Setelah mengumpulkan tanda bukti 3000 calon pelanggan sebagai syarat izin penerbitan, akhirnya Kompas terbit pertama kali pada tanggal 28 Juni 1965.[5] Pada mulanya kantor redaksi Kompas masih menumpang di rumah Jakob Oetama, kemudian berpindah menumpang di kantor redaksi Majalah Intisari. Pada terbitan perdananya, Kompas hanya terbit dengan empat (4) halaman dengan iklan yang hanya berjumlah enam (6) buah.[6] Selanjutnya, pada masa-masa awal berdirinya (1965) Koran Kompas terbit sebagai surat kabar mingguan dengan 8 halaman, lalu terbit 4 kali seminggu, dan hanya dalam kurun waktu 2 tahun telah berkembang menjadi surat kabar harian nasional dengan oplah mencapai 30.650 eksemplar.[7]", "question_text": "Kapan Kompas berdiri?", "answers": [{"text": "1965", "start_byte": 459, "limit_byte": 463}]} {"id": "-2660361493410435866-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan sel ?", "answers": [{"text": "kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup", "start_byte": 28, "limit_byte": 125}]} {"id": "-8071207366141030805-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gideon Momongan", "passage_text": "Gideon PHP Momongan atau yang biasa dikenal dengan nama Dion Momongan adalah pria kelahiran Jakarta, tepatnya di Rumah Sakit St. Carolus, pada 29 Oktober. Terlahir dengan nama lengkapnya, Gideon Palmaleter Hamonangan Pietojoputra Momongan. Anak kedua dari 2 bersaudara, putra dari pasangan H. Abdul Malik Hein Momongan dan Margaretha Emma Karepouwan.", "question_text": "Siapa nama orang tua Dion Momongan?", "answers": [{"text": "H. Abdul Malik Hein Momongan dan Margaretha Emma Karepouwan", "start_byte": 290, "limit_byte": 349}]} {"id": "497117362983395701-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja-Gereja Katolik Timur", "passage_text": "\nGereja-Gereja Katolik Timur atau Gereja-Gereja Katolik Oriental (Latin: Ecclesiae Catholicae Orientales) atau Gereja-Gereja Katolik Ritus Timur yang pernah pula disebut Gereja-Gereja Uniat[lower-alpha 1] adalah dua puluh tiga Gereja partikular Kristen Timur sui iuris dalam persekutuan paripurna dengan Sri Paus di Roma, sebagai bagian dari Gereja Katolik sedunia. Di bawah pimpinan batrik-batrik, uskup-uskup metropolit, dan uskup-uskup agung utama, pemerintahan Gereja-Gereja Katolik Timur diselenggarakan menurut Kitab Kanon Gereja-Gereja Timur. Selain itu, tiap-tiap Gereja Katolik Timur memiliki kanon-kanon dan hukum-hukum tersendiri, dan didorong untuk melestarikan tradisinya masing-masing. Menurut data Annuario Pontificio (buku rujukan tahunan Gereja Katolik), keseluruhan umat Gereja-Gereja Katolik Timur berjumlah kurang lebih 16 juta jiwa atau 1,5% dari jumlah seluruh umat Katolik, persentase selebihnya terdiri atas 1,2miliar lebih umat Gereja Latin (Gereja Barat).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan gereja Katolik Oriental ?", "answers": [{"text": "dua puluh tiga Gereja partikular Kristen Timur sui iuris dalam persekutuan paripurna dengan Sri Paus di Roma, sebagai bagian dari Gereja Katolik sedunia", "start_byte": 212, "limit_byte": 364}]} {"id": "-8105154992766189586-7", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sanskerta", "passage_text": "Ketika istilah bahasa Sanskerta muncul di India, bahasa ini tidaklah dipandang sebagai sebuah bahasa yang berbeda dari bahasa-bahasa lainnya, namun terutama sebagai bentuk halus atau berbudaya dalam berbicara. Pengetahuan akan bahasa Sanskerta merupakan sebuah penanda kelas sosial dan bahasa ini terutama diajarkan kepada anggota kasta-kasta tinggi, melalui analisis saksama para tatabahasawan Sanskerta seperti Pāṇini. Bahasa Sanskerta sebagai bahasa terpelajar di India berada di samping bahasa-bahasa Prakreta yang merupakan bahasa rakyat dan akhirnya berkembang menjadi bahasa-bahasa Indo-Arya modern (bahasa Hindi, bahasa Assam, bahasa Urdu, Bengali dan seterusnya). Kebanyakan bahasa Dravida dari India, meski merupakan bagian rumpun bahasa yang berbeda, mereka sangat dipengaruhi bahasa Sanskerta, terutama dalam bentuk kata-kata pinjaman. Bahasa Kannada, Telugu dan Malayalam memiliki jumlah kata serapan yang terbesar sementara bahasa Tamil memiliki yang terendah. Pengaruh bahasa Sanskerta pada bahasa-bahasa ini dikenali dengan wacana Tat Sama (\"sama\") dan Tat Bhava (\"berakar\"). Sementara itu bahasa Sanskerta sendiri juga mendapatkan pengaruh substratum bahasa Dravida sejak masa sangat awal.", "question_text": "negara manakah yang paling banyak menggunakan Bahasa Sanskerta?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 42, "limit_byte": 47}]} {"id": "7185197789700873637-4", "language": "indonesian", "document_title": "Semen", "passage_text": "Ironisnya, bukan Smeaton yang akhirnya mematenkan proses pembuatan cikal bakal semen ini. Adalah Joseph Aspdin, juga insinyur berkebangsaan Inggris, pada 1824 mengurus hak paten ramuan yang kemudian dia sebut semen portland. Dinamai begitu karena warna hasil akhir olahannya mirip tanah liat Pulau Portland, Inggris. Hasil rekayasa Aspdin inilah yang sekarang banyak dipajang di toko-toko bangunan.", "question_text": "siapakah yang menemukan Semen pertama kali?", "answers": [{"text": "Joseph Aspdin", "start_byte": 97, "limit_byte": 110}]} {"id": "-536273972952030823-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jailangkung", "passage_text": "Asal penggunaan istilah \"Jailangkung\" diduga berhubungan dengan sebuah Kepercayaan tradisional Tionghoa yang telah punah. Ritual ini adalah tentang adanya kekuatan dewa \"Poyang\" dan \"Moyang\" (mirip istilah \"nenek moyang\") yaitu Cay Lan Gong (\"菜篮公\", \"Dewa Keranjang\") dan Cay Lan Tse yang dipercaya sebagai dewa pelindung anak-anak. Permainan Cay Lan Gong juga bersifat ritual dan dimainkan oleh anak-anak remaja saat festival rembulan.", "question_text": "Dari manakah kisah hantu Jelangkung berasal ?", "answers": [{"text": "Kepercayaan tradisional Tionghoa", "start_byte": 71, "limit_byte": 103}]} {"id": "-5402006576420132994-5", "language": "indonesian", "document_title": "Vertigo posisional paroksismal benigna", "passage_text": "Penyebab Vertigo. Daftar penyebab paling umum dari vertigo yaitu Benign paroxysmal positional vertigo, penyakit Meniere, migrain, vertebrobasilar insufisiensi, dan gangguan panik berhubungan dengan vertigo berulang. Mereka dapat dibedakan satu sama lain oleh gejala karakteristik beragam. Benign paroxysmal positional vertigo diprovokasi oleh perubahan posisi dan berlangsung selama detik. Pada penyakit Meniere, vertigo terjadi secara spontan, berlangsung selama menit ke jam, dan disertai dengan gangguan pendengaran unilateral dan tinnitus. Migrain terkait vertigo sangat bervariasi dalam durasi dan biasanya mendahului atau disertai dengan sakit kepala. Para vertigo pada vertebrobasilar insufisiensi dikaitkan dengan batang otak gejala seperti diplopia, disartria, dan mati rasa wajah. Vertigo kadang-kadang merupakan gejala dari serangan panik. Neuronitis vestibular biasanya menyebabkan satu episode vertigo yang dapat berlangsung selama satu atau dua hari.", "question_text": "apakah penyebab Benign Paroxysmal Positional Vertigo?", "answers": [{"text": "Benign paroxysmal positional vertigo, penyakit Meniere, migrain, vertebrobasilar insufisiensi, dan gangguan panik berhubungan dengan vertigo berulang", "start_byte": 65, "limit_byte": 214}]} {"id": "-511015057935952828-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "Ada berapa negara yang tergabung dalam UE ?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "-7589269392794268156-0", "language": "indonesian", "document_title": "Imagawa Yoshimoto", "passage_text": "Imagawa Yoshimoto (今川 義元, 1519-1560) adalah seorang daimyo pada zaman perang sipil Jepang atau periode Sengoku yang berkuasa atas wilayah Suruga, Totomi, dan Mikawa.", "question_text": "Kapan Imagawa Yoshimoto meninggal ?", "answers": [{"text": "1560", "start_byte": 39, "limit_byte": 43}]} {"id": "-5080949890904433451-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cyperaceae", "passage_text": "Suku teki-tekian atau Cyperaceae adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga. Menurut sistem klasifikasi APG II suku ini termasuk ke dalam bangsa Poales, klad commelinids (euMonokotil). Ke dalamnya termasuk teki, papirus, finger millet, dan beberapa tumbuhan dengan nilai ekonomi kurang penting.", "question_text": "Apa itu suku Cyperaceae?", "answers": [{"text": "salah satu suku anggota tumbuhan berbunga", "start_byte": 40, "limit_byte": 81}]} {"id": "-2897386946137890756-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bakteri", "passage_text": "Bakteri (dari kata Latin bacterium; jamak: bacteria) adalah kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel.[4] Organisme ini termasuk ke dalam domain prokariota dan berukuran sangat kecil (mikroskopik), serta memiliki peran besar dalam kehidupan di bumi.[4] Beberapa kelompok bakteri dikenal sebagai agen penyebab infeksi dan penyakit, sedangkan kelompok lainnya dapat memberikan manfaat dibidang pangan, pengobatan, dan industri.[5] Struktur sel bakteri relatif sederhana: tanpa nukleus/inti sel, kerangka sel, dan organel-organel lain seperti mitokondria dan kloroplas.[5] Hal inilah yang menjadi dasar perbedaan antara sel prokariot dengan sel eukariot yang lebih kompleks.[6]", "question_text": "Apa definisi dari bakteri ?", "answers": [{"text": "kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel", "start_byte": 60, "limit_byte": 115}]} {"id": "3001777031140173647-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bioteknologi", "passage_text": "Bioteknologi secara sederhana sudah dikenal oleh manusia sejak ribuan tahun yang lalu. Sebagai contoh, di bidang teknologi pangan adalah pembuatan bir, roti, maupun keju yang sudah dikenal sejak abad ke-19, pemuliaan tanaman untuk menghasilkan varietas-varietas baru di bidang pertanian, serta pemuliaan dan reproduksi hewan.[2] Di bidang medis, penerapan bioteknologi pada masa lalu dibuktikan antara lain dengan penemuan vaksin, antibiotik, dan insulin walaupun masih dalam jumlah yang terbatas akibat proses fermentasi yang tidak sempurna. Perubahan signifikan terjadi setelah penemuan bioreaktor oleh Louis Pasteur.[1] Dengan alat ini, produksi antibiotik maupun vaksin dapat dilakukan secara massal.", "question_text": "kapankah Bioteknologi ditemukan?", "answers": [{"text": "ribuan tahun yang lalu", "start_byte": 63, "limit_byte": 85}]} {"id": "2771976300120140823-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "Apa mata uang Korea Selatan?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "1388275436196755024-2", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Ar-Ra’d", "passage_text": "Alif Laam Miim Raa, Inilah ayat-ayat Al-Kitab, bahwa hal yang dikirimkan kepada dirimu, yang berasal dari Tuhanmu, merupakan Kebenaran; akan tetapi sebagian besar umat manusia tidak mengimani. (Ayat:1)\nMaka ketahuilah bahwa Allah yang meninggikan langit tanpa tiang sebagaimana yang kalian lihat, yang bersemayam di Arsy, serta yang mengendalikan matahari maupun bulan, masing-masing bergerak hingga waktu tertentu, Dialah yang mengatur segala urusan, yang menyampaikan berbagai ayat supaya kalian meyakini pertemuan dengan Tuhan kalian; serta Dialah Tuhan yang membentangkan bumi serta yang menjadikan gunung-gunung serta sungai-sungai disana; serta menyediakan disana, berbagai macam buah yang berpasang-pasang, Allah menebarkan malam kepada siang, bahwa dalam hal demikian terdapat Bukti-Bukti pertanda bagi kaum yang berpikir. (Ayat:2-3)\nBahwa di bumi ini terdapat bagian-bagian yang berdampingan, demikian pula kebun-kebun anggur, serta ladang-ladang, serta pepohonan kurma yang bercabang maupun yang tidak bercabang, disirami dengan air yang serupa; Kami melebihkan sebagian tanam-tanaman itu dibanding sebagian lain tentang rasa; Ketahuilah bahwa dalam hal demikian terdapat Bukti-Bukti pertanda bagi kaum yang berpikir. (Ayat:4)\nDan sekiranya terdapat perkara yang kamu herankan, maka perkara yang mengherankan adalah ucapan orang-orang itu: \"Sekiranya kami telah menjadi debu, apakah kami benar-benar akan menjadi ciptaan yang baru?\" orang-orang itu telah kafir terhadap Tuhan mereka; sedang orang-orang itu dibelenggu pada leher, serta orang-orang itu merupakan golongan penghuni Neraka supaya berada disana selamanya. (Ayat:5)\nMereka menuntut kepada dirimu supaya Azab disegerakan daripada kebaikan, padahal telah terjadi bermacam-macam permisalan Azab sebelum mereka; sungguh Tuhanmu benar-benar mengaruniakan pemakluman untuk umat manusia sekalipun untuk orang-orang yang berlaku semena-mena, bahwa sungguh Tuhanmu bertindak keras dalam menghukum. (Ayat:6)\nOrang-orang yang kafir berkata: \"Mengapa tidak dihadirkan kepada dirinya suatu mu'jizat dari Tuhannya?\" ketahuilah bahwa dirimu hanyalah seorang pemberi peringatan; bahwa untuk setiap kaum terdapat sosok pembimbing. (Ayat:7)\nAllah mengetahui hal yang dikandung oleh setiap wanita, serta isi kandungan rahim yang berkurang ataupun bertambah, bahwa segala sesuatu memiliki perhitungan tertentu pada sisiNya, bahwasanya Dialah Yang Mengetahui segala perkara ghaib maupun perkara tampak, Dialah Yang Maha Agung, Maha Luhur; sehingga sama saja, baik kalian merahasiakan ucapan maupun kalian berterus terang, baik kalian bersembunyi di malam hari maupun kalian berjalan di siang hari. (Ayat:8-10)\nPada diri seorang manusia terdapat beberapa malaikat di hadapan serta di belakang dirinya yang selalu mengikuti secara bergiliran, mereka mengikuti orang tersebut atas perintah Allah, \nsungguh Allah tidak mengubah keadaan suatu kaum sampai kaum itu mengubah sesuatu yang berada pada diri mereka sendiri, apabila Allah menghendaki keburukan terhadap suatu kaum, maka tiada yang dapat meluputkan diri terhadap hal tersebut, bahwa tiada pelindung untuk kaum itu selain Dia. (Ayat:11)\nDialah yang memperlihatkan kilat kepada kalian untuk menimbulkan rasa gentar serta harapan, juga Dialah yang membentuk awan yang pekat; serta guruh mempermuliakan seraya memuji Dia, demikian pula para malaikat karena rasa gentar; serta Dialah yang melepaskan petir, kemudian menimpakan hal tersebut kepada pihak yang Dia kehendaki, namun orang-orang itu berbantah-bantahan tentang Allah, sementara Dialah Yang Maha Kuat dalam Menyiksa. (Ayat:12-13)\nKepada Allah, doa yang benar, sedangkan segala hal yang mereka seru selain Allah, tidak dapat memperkenankan apapun untuk mereka, seumpama orang yang membukakan kedua telapak tangannya ke dalam air supaya sampai ke mulutnya padahal air itu tiada mencapai ke mulutnya, bahwa doa golongan kafir tidak lain berada pada penyimpangan, segala hal yang berada di langit maupun di bumi tunduk terhadap Allah, baik secara sukarela maupun terpaksa, demikian pula bayang-bayang mereka di waktu fajar serta petang. (Ayat:14-15)\nKatakanlah: \"Siapakah Tuhannya langit dan bumi?\" diserukan: \"Allah\" Katakanlah: \"Maka patutkah kalian menghendaki pelindung-pelindung selain Dia, yang mereka itu tiada sanggup mendatangkan manfaat maupun keburukan terhadap diri mereka sendiri?\" Katakanlah: \"Samakah orang yang buta dibanding orang yang melihat? atau samakah kegelapan dibanding terang benderang? apakah mereka menghendaki sekutu-sekutu terhadap Allah yang sekutu-sekutu itu sanggup menciptakan hal yang serupa dengan ciptaanNya sehingga dua ciptaan itu serupa bagi mereka?\" Katakanlah: \"Allah merupakan Sang Pencipta segala sesuatu, sungguh Dialah Tuhan Yang Tunggal, Maha Perkasa\".\n Dialah yang telah mengirim air dari langit maka perairan itu mengalir di lembah-lembah berdasarkan perhitungan tertentu, hal demikian itu menimbulkan buih yang mengambang, demikian halnya benda yang mereka lebur dalam perapian untuk membentuk perhiasan atau perkakas, yang juga berbuih. Demikianlah Allah membuat perumpamaan tentang Kebenaran dengan Kesia-siaan, adapun buih itu akan lenyap tak berbekas, sedangkan yang bermanfaat untuk umat manusia maka hal tersebut tetap bertahan di bumi, Demikianlah Allah membuat perumpamaan-perumpamaan. (Ayat:16-17)\nDisediakan kebaikan-kebaikan untuk orang-orang yang menghormati Tuhannya, sedangkan orang-orang yang tidak menghormati Dia, sekiranya orang-orang itu memiliki segala hal yang ada di bumi ditambah hal sebanyak itu pula niscaya orang-orang itu ingin menebus diri mempergunakan hal tersebut, demikianlah orang-orang yang mendapat perhitungan buruk bahwa tempat kesudahan untuk orang-orang itu ialah Jahanam, sebagai kediaman terburuk; \nAdakah orang yang mengetahui bahwa hal yang dikirim kepada dirimu, yang berasal dari Tuhanmu, merupakan Kebenaran, setara dengan orang yang buta? bahwa golongan berpemahaman baik yang dapat menerima himbauan, orang-orang yang menepati perjanjian Allah serta tidak melanggar perjanjian, maupun orang-orang yang memperhubungkan hal-hal yang diperintahkan oleh Allah, serta orang-orang segan terhadap Tuhan mereka seraya orang-orang tersebut mengkhawatirkan perhitungan yang buruk, serta orang-orang bersabar yang mengharap perkenan Tuhan mereka, serta orang-orang yang mendirikan shalat serta menyisihkan sebagian hal yang telah Kami karuniakan untuk mereka, baik secara tersembunyi ataupun tampak, serta orang-orang yang membalas kejahatan dengan kebaikan, bahwa demikianlah tempat kesudahan yang abadi untuk mereka, yaitu Surga 'Adn yang mereka masuki bersama-sama dengan para leluhur mereka, istri-istri mereka, serta keturunan mereka yang berperilaku baik, sedang para malaikat hadir ke tempat-tempat mereka melalui semua gerbang: \"Kesejahteraan untuk kalian atas kesabaran kalian\" sungguh betapa berkenan tempat keabadian itu. (Ayat:18-24)\nBahwa orang-orang yang mengkhianati janji Allah setelah diteguhkan, serta merusak perkara yang Allah perintahkan supaya diperhubungkan, serta orang-orang yang mengadakan kekacauan di muka bumi, maka golongan itu ditimpa kutukan juga kediaman terburuk telah disediakan untuk golongan itu. (Ayat:25)\nAllah melimpahkan penghidupan serta membatasi pula untuk siapa yang Dia kehendaki, sedangkan orang-orang itu merasa puas terhadap kehidupan dunia, padahal kehidupan dunia dibanding Akhirat merupakan suatu hiburan belaka. (Ayat:26)\nOrang-orang kafir mengatakan: \"Mengapakah tidak dikirimkan mu'jizat Tuhannya pada dirinya?\" Katakanlah: \"yang sebenarnya Allah meliarkan orang-orang yang Dia kehendaki, serta Dia membimbing orang-orang yang berpihak kepada Dia\" orang-orang yang beriman maka kalbu mereka merasa tenteram sewaktu mengingat Allah, Ingatlah, dengan mengingat Allah, kalbu menjadi tenteram, bahwa orang-orang yang beriman serta memperbuat berbagai kebajikan telah disediakan untuk mereka, kebahagiaan beserta pencapaian hidup yang baik.\nDemikianlah, Kami telah mengutus dirimu kepada suatu umat yang telah didahului beberapa umat sebelumnya, supaya kamu membacakan kepada mereka tentang hal-hal yang Kami wahyukan kepada dirimu padahal mereka itu mengingkar terhadap Tuhan, Yang Maha Pengasih, Katakanlah: \"Dialah Tuhanku, tiada Tuhan selain Dia, hanya kepada Dia, aku menaruh kepercayaan serta hanya kepada Dia, aku bertaubat.\" (Ayat:27-30)\nDan sekiranya memang ada suatu bacaan yang dengan itu dapat memindah pegunungan, atau yang dengan itu dapat membelah bumi, atau yang dengan itu orang-orang mati dapat berbicara; yang sebenarnya segala kejadian itu melalui izin Allah, maka tidakkah orang-orang yang beriman itu mengetahui, sekiranya Allah menghendaki tentu Dia membimbing seluruh manusia, sementara itu orang-orang kafir terus mendapat kemalangan akibat perbuatan mereka sendiri, atau kemalangan itu menaungi tempat kediaman mereka sampai janji Allah terlaksana, sungguh Allah tiada melanggar Ikrar. (Ayat:31)\nBahwasanya telah dicemooh, beberapa Rasul sebelum dirimu, sehingga Aku beri penangguhan terhadap orang-orang kafir itu kemudian Aku tumpas orang-orang itu, Alangkah pedih HantamanKu! \n Maka bukankah Tuhan yang mempertahankan setiap jiwa terhadap hal-hal yang diperbuatnya? akan tetapi orang-orang itu justru menghendaki sekutu-sekutu terhadap Allah, Katakanlah: \"Sebutkan siapakah mereka itu, ataukah kalian hendak menjelaskan kepada Dia mengenai hal yang tidak Dia ketahui di bumi? ataukah kamu mengatakan sekadar untuk menampak-nampakkan, yang sebenarnya orang-orang kafir terbuai oleh rencana mereka sendiri serta mereka terhalangi terhadap Ketentuan, ketahuilah bahwa barangsiapa yang diliarkan Allah maka tiada satupun yang dapat menjadi pembimbing, Azab menimpa orang-orang itu dalam kehidupan dunia, bahwa sungguh Azab Akhirat merupakan lebih mengerikan, sehingga tiada suatu pelindung pun untuk mereka terhadap Allah. (Ayat:32-34)\nPerumpamaan Surga yang dijanjikan untuk golongan yang bertaqwa ialah tempat yang dialiri sungai-sungai di bawahnya, suka cita tiada henti dalam naungan teduh, demikianlah tempat kesudahan untuk orang-orang yang bertakwa, sedangkan tempat kesudahan golongan yang kafir merupakan Neraka. (Ayat:35)\nOrang-orang yang telah Kami serahi Al-Kitab kepada mereka, merasa bergembira terhadap hal yang dikirimkan kepada dirimu, sedangkan terdapat aliran-aliran yang membantah sebagian hal tersebut, Katakanlah: \"Sungguh aku hanya diperintah untuk mengabdi kepada Allah, supaya aku tidak mempersekutukan sesuatu pun terhadap Dia, bahwa kepada Dia, aku menyeru, serta kepada Dia, aku berpulang\". (Ayat:36)\nDan demikianlah, Kami telah mengirim Al-Quran sebagai suatu Hukum yang Arab, sekiranya kamu menuruti kecenderungan diri mereka setelah Ilmu tersampaikan kepada dirimu, maka tiada pelindung maupun perisai untuk dirimu terhadap Allah.\n sungguh telah Kami utus para Rasul sebelum dirimu, serta Kami berikan istri-istri serta keturunan untuk mereka, bahwa bukanlah kewenangan seorang Rasul untuk menyampaikan suatu ayat melainkan melalui izin Allah, pada tiap-tiap masa terdapat suatu Kitab tertentu. (Ayat:37-38)\nAllah lenyapkan sesuatu yang Dia kehendaki, demikian pula dalam menetapkan, bahwa berada di sisiNya terdapat Induk Al-Kitab. (Ayat:39)\nDan sekiranya Kami perlihatkan kepada dirimu tentang sebagian hal yang Kami ancamkan kepada mereka ataupun Kami merenggut dirimu, ketahuilah bahwa kewajibanmu adalah penyampaian, sedang Kamilah yang Memperhitungkan. (Ayat:40)\nDan tidakkah mereka memperhatikan bahwasanya telah Kami mendatangi berbagai wilayah, kemudian Kami kurangi luas wilayah itu dari tepi-tepinya? serta Allah Maha Menetapkan, bahwa tiada yang sanggup melawan KetetapanNya; serta Dialah Yang Maha Cermat dalam Memperhitungkan. (Ayat:41)\nDan sungguh orang-orang kafir yang sebelum mereka telah mengadakan siasat, tetapi semua siasat itu berada dalam kuasa Allah, Dia mengetahui hal-hal yang diusahakan oleh setiap diri, sungguh orang-orang kafir akan mengetahui untuk siapakah tempat keabadian itu. (Ayat:42)\nOrang-orang kafir berkata: \"kamu bukanlah seorang Rasul\" Katakanlah: \"Cukuplah Allah sebagai Saksi antara diriku, kalian, serta orang-orang yang menguasai ilmu Al-Kitab\". (Ayat:43)", "question_text": "apa arti ayat ke empat Surah Ar-Ra'd?", "answers": [{"text": "Bahwa di bumi ini terdapat bagian-bagian yang berdampingan, demikian pula kebun-kebun anggur, serta ladang-ladang, serta pepohonan kurma yang bercabang maupun yang tidak bercabang, disirami dengan air yang serupa; Kami melebihkan sebagian tanam-tanaman itu dibanding sebagian lain tentang rasa; Ketahuilah bahwa dalam hal demikian terdapat Bukti-Bukti pertanda bagi kaum yang berpikir", "start_byte": 842, "limit_byte": 1226}]} {"id": "502936628966884224-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengeras suara", "passage_text": "Pengeras suara (bahasa Inggris: loud speaker atau speaker) adalah transduser yang mengubah sinyal elektrik ke frekuensi audio (suara) dengan cara menggetarkan komponennya yang berbentuk membran untuk menggetarkan udara sehingga terjadilah gelombang suara sampai di kendang telinga kita dan dapat kita dengar sebagai suara.", "question_text": "Bagaimana bentuk komponen pengeras suara?", "answers": [{"text": "membran", "start_byte": 186, "limit_byte": 193}]} {"id": "-4192657286570084398-9", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Bone Bolango", "passage_text": "Di samping itu, Kabupaten Bone Bolango terdiri atas 4 kelurahan dan 152 desa dengan jumlah penduduk 141.721 jiwa (berdasarkan data SP 2010). Luas wilayahnya adalah 1.984,31km², sehingga daerah ini memiliki tingkat kepadatan penduduk sekitar 71,42 jiwa/km².", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Bone Bolango?", "answers": [{"text": "1.984,31km²", "start_byte": 164, "limit_byte": 176}]} {"id": "-4380725612334419289-0", "language": "indonesian", "document_title": "Moewardi", "passage_text": "Dr. Moewardi (Pati, Jawa Tengah, 1907 - Surakarta, Jawa Tengah, 13 Oktober 1948) adalah seorang pahlawan nasional Indonesia.\nMoewardi adalah seorang dokter lulusan STOVIA. Setelah lulus, ia melanjutkan pendidikan Spesialisasi Telinga Hidung Tenggorokan (THT). Selain itu aa adalah ketua Barisan Pelopor tahun 1945 di Surakarta dan terlibat dalam peristiwa proklamasi 17 Agustus 1945. Dalam acara tersebut, ia juga turut memberikan sambutan setelah Soewirjo, wakil wali kota Jakarta saat itu.", "question_text": "Kapan Dr. Moewardi meninggal ?", "answers": [{"text": "13 Oktober 1948", "start_byte": 64, "limit_byte": 79}]} {"id": "7230078476850054825-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Bandar Lampung", "passage_text": "Kota Bandar Lampung memiliki luas wilayah daratan 169,21km² yang terbagi ke dalam 20 Kecamatan dan 126 Kelurahan dengan populasi penduduk 1.015.910[1] jiwa (berdasarkan data tahun 2017). Saat ini kota Bandar Lampung merupakan pusat jasa, perdagangan, dan perekonomian di provinsi Lampung.", "question_text": "berapakah luas Lampung ?", "answers": [{"text": "169,21km²", "start_byte": 50, "limit_byte": 60}]} {"id": "1215516092677001438-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pura Pancering Jagat Terunyan", "passage_text": "Pura Pancering Jagat Terunyan (Pura Bali Dèsa Pancering Jagat Bali) adalah salah satu pura tertua di Bali yang memiliki peninggalan megalitikum berupa patung setinggi 4 meter. Pura ini terletak di sisi timur Danau Batur, di wilayah Desa Terunyan, Kintamani, Bangli, yaitu salah satu dari tiga desa Bali Aga selain Tenganan dan Sembiran. Pintu masuk utama pura ini berada di barat karena penduduk Desa Trunyan menganggap arah mata angin kelod (selatan) adalah ke arah Danau Batur, berbeda dari wilayah Bali lain yang menentukan kelod berada di arah laut.[1] Menurut falsafah yang dianut masyarakat Bali, gunung berada di utara sementara laut atau danau berada di selatan.", "question_text": "dimanakah letak Pura Pancering Jagat Terunyan?", "answers": [{"text": "Bali", "start_byte": 102, "limit_byte": 106}]} {"id": "348427120981811854-6", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "Di Jepang, \"manga\" dapat merujuk ke animasi dan komik. Di kalangan penutur bahasa Inggris, \"manga\" memiliki arti \"komik Jepang,\" sejalan dengan penggunaan anime di dalam dan luar Jepang. Istilah \"ani-manga\" digunakan untuk menggambarkan komik yang dihasilkan dari cels animasi.[20]", "question_text": "Apakah perbedaan manga dan anime?", "answers": [{"text": "Di Jepang, \"manga\" dapat merujuk ke animasi dan komik. Di kalangan penutur bahasa Inggris, \"manga\" memiliki arti \"komik Jepang,\" sejalan dengan penggunaan anime di dalam dan luar Jepang", "start_byte": 0, "limit_byte": 185}]} {"id": "-5903854991641865230-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stasiun Malang", "passage_text": "\nStasiun Malang (ML) merupakan stasiun kereta api kelas besar yang terletak di Kiduldalem, Klojen, Malang. Stasiun yang terletak pada ketinggian +444 meter ini termasuk dalam Daerah Operasi VIII Surabaya dan merupakan stasiun kereta api terbesar di Kota Malang. Stasiun ini memiliki sembilan jalur kereta api dengan jalur 3 sebagai sepur lurus. Stasiun ini terkadang disebut sebagai Stasiun Malang Kotabaru.", "question_text": "Apakah nama stasiun kereta terbesar di Malang ?", "answers": [{"text": "Stasiun Malang", "start_byte": 1, "limit_byte": 15}]} {"id": "-382584704028318436-0", "language": "indonesian", "document_title": "Insiden U-2 1960", "passage_text": "Pada 1 Mei 1960, sebuah pesawat mata-mata U-2 Amerika Serikat ditembak jatuh oleh Pasukan Pertahanan Udara Soviet saat melakukan fotografi udara di teritorial Soviet. Diterbangkan oleh pilot Francis Gary Powers, pesawat tersebut dihantam oleh sebuah misil permukaan udara S-75 Dvina (SA-2 Guideline) dan jatuh di dekat Sverdlovsk (sekarang Yekaterinburg). Powers berparasut dengan selamat dan ditangkap.", "question_text": "Mengapa pesawat U-2 ditembak jatuh oleh Uni Soviet?", "answers": [{"text": "melakukan fotografi udara di teritorial Soviet", "start_byte": 119, "limit_byte": 165}]} {"id": "-5220949092318392664-0", "language": "indonesian", "document_title": "Renminbi", "passage_text": "Yuan (dikenal dengan nama Renminbi (RMB) di RRT) adalah mata uang Republik Rakyat Tiongkok. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Rakyat Tiongkok. Renminbi pernah dipatok pada nilai 8,28 terhadap dolar AS selama 11 tahun hingga 21 Juli 2005. Hal ini menimbulkan kecaman dari Amerika Serikat yang menganggap hal ini dilakukan Tiongkok untuk menjaga agar barang-barang produksi negara tersebut tetap murah di pasar internasional. Bersamaan dengan diambangkannya kembali mata uang ringgit Malaysia, renminbi akhirnya dinilai ulang (revaluasi) pada 8,11 renminbi per 1 dolar AS pada 21 Juli 2005.\n\nSatu yuan Renminbi dibagi menjadi 100 fen atau 10 jiao. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 1 jiao.", "question_text": "apakah mata unag yang digunakan china?", "answers": [{"text": "Yuan", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-1486849177800139701-0", "language": "indonesian", "document_title": "Etika Islam", "passage_text": "Etika Islam (bahasa Arab: أخلاق إسلامية, akhlāq Islāmiyah) atau adab dan akhlak Islamiyah adalah etika dan moral yang dianjurkan di dalam ajaran Islam yang tercantum di dalam Al-Quran dan Sunnah, dengan mengikuti contoh dari teladan Nabi Muhammad ", "question_text": "apakah yang di maksud dengak akhlak menurut islam?", "answers": [{"text": "etika dan moral yang dianjurkan di dalam ajaran Islam yang tercantum di dalam Al-Quran dan Sunnah, dengan mengikuti contoh dari teladan Nabi Muhammad", "start_byte": 111, "limit_byte": 260}]} {"id": "5030633107683606019-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "\nSulawesi Utara (disingkat Sulut) adalah salah satu provinsi yang terletak di ujung utara Pulau Sulawesi dengan ibu kota terletak di kota Manado. Sulawesi Utara atau Sulut berbatasan dengan Laut Maluku dan Samudera Pasifik di sebelah timur, Laut Maluku dan Teluk Tomini di sebelah selatan, Laut Sulawesi dan provinsi Gorontalo di sebelah barat, dan provinsi Davao del Sur (Filipina) di sebelah utara.", "question_text": "apakah nama ibukota provinsi Sulawesi Utara?", "answers": [{"text": "kota Manado", "start_byte": 133, "limit_byte": 144}]} {"id": "2620033929373313127-3", "language": "indonesian", "document_title": "Wajib belajar", "passage_text": "Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Puan Maharani akan memberlakukan program wajib belajar 12 tahun mulai Juni 2015 mendatang. Program ini akan mewajibkan setiap warga negara Indonesia untuk bersekolah selama 12 tahun pada pendidikan dasar dan menengah, yaitu dari tingkat kelas 1 Sekolah Dasar (SD) atau Madrasah Ibtidaiyah (MI) hingga kelas 12 Sekolah Menengah Atas (SMA) atau Madrasah Aliyah (MA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) atau Madrasah Aliyah Kejuruan (MAK)", "question_text": "Berapakah usia wajib belajar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "12 tahun", "start_byte": 118, "limit_byte": 126}]} {"id": "-252422591886771055-0", "language": "indonesian", "document_title": "Monumen Nasional", "passage_text": "Monumen Nasional atau yang populer disingkat dengan Monas atau Tugu Monas adalah monumen peringatan setinggi 132 meter (433 kaki) yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia untuk merebut kemerdekaan dari pemerintahan kolonial Hindia Belanda. Pembangunan monumen ini dimulai pada tanggal 17 Agustus 1961 di bawah perintah presiden Sukarno, dan dibuka untuk umum pada tanggal 12 Juli 1975. Tugu ini dimahkotai lidah api yang dilapisi lembaran emas yang melambangkan semangat perjuangan yang menyala-nyala. Monumen Nasional terletak tepat di tengah Lapangan Medan Merdeka, Jakarta Pusat.", "question_text": "tahun berapakah Tugu Monas selesai dibangun?", "answers": [{"text": "12 Juli 1975", "start_byte": 405, "limit_byte": 417}]} {"id": "8537478336107844189-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kolaka", "passage_text": "Kabupaten Kolaka mencakup jazirah daratan dan kepulauan yang memiliki wilayah daratan seluas 3.283,64km² dan wilayah perairan/laut diperkirakan seluas ± 15.000km², berbatasan dengan:\n", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Kolaka ?", "answers": [{"text": "daratan seluas 3.283,64km² dan wilayah perairan/laut diperkirakan seluas ± 15.000km²", "start_byte": 78, "limit_byte": 165}]} {"id": "8761526848673388775-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pendidikan", "passage_text": "\nPendidikan adalah pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan kebiasaan sekelompok orang yang diturunkan dari satu generasi ke generasi berikutnya melalui pengajaran, pelatihan, atau penelitian. Pendidikan sering terjadi di bawah bimbingan orang lain, tetapi juga memungkinkan secara otodidak.[1] Etimologi kata pendidikan itu sendiri berasal dari bahasa Latin yaitu ducare, berarti “menuntun, mengarahkan, atau memimpin” dan awalan e, berarti “keluar”. Jadi, pendidikan berarti kegiatan “menuntun ke luar”. Setiap pengalaman yang memiliki efek formatif pada cara orang berpikir, merasa, atau tindakan dapat dianggap pendidikan. Pendidikan umumnya dibagi menjadi tahap seperti prasekolah, sekolah dasar, sekolah menengah dan kemudian perguruan tinggi, universitas atau magang.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan pendidikan ?", "answers": [{"text": "pembelajaran pengetahuan, keterampilan, dan kebiasaan sekelompok orang yang diturunkan dari satu generasi ke generasi berikutnya melalui pengajaran, pelatihan, atau penelitian", "start_byte": 19, "limit_byte": 194}]} {"id": "1032051153062027867-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tuyul", "passage_text": "Tuyul (bahasa Jawa: thuyul) dalam mitologi hanya pulau jawa, dan sekitarnya,terutama di Pulau Jawa, adalah makhluk halus berwujud orang kerdil dengan kepala gundul dari jenis jin Ifrit. Penggambaran lainnya yang tidak disepakati semua orang adalah kulit berwarna keperakan, bersifat sosial (dalam pengertian memiliki masyarakat dan pemimpin), serta bersuara seperti anak ayam. Tuyul dapat dipekerjakan oleh seorang majikan manusia untuk alasan tertentu, terutama mencuri (uang). Untuk menangkal tuyul, orang memasang yuyu di sejumlah sudut rumah karena tuyul dipercaya menyukai yuyu sehingga ia lupa akan tugas yang dibebankan pemiliknya.", "question_text": "dari manakah Makhluk mitologis bernama tuyul berasal?", "answers": [{"text": "pulau jawa", "start_byte": 49, "limit_byte": 59}]} {"id": "2124578167808871235-0", "language": "indonesian", "document_title": "Satelit", "passage_text": "\n\n\nSatelit adalah benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu. Ada dua jenis satelit yakni satelit alami dan satelit buatan. Sisa artikel ini akan berkisar tentang satelit buatan.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan satelit ?", "answers": [{"text": "benda yang mengorbit benda lain dengan periode revolusi dan rotasi tertentu", "start_byte": 18, "limit_byte": 93}]} {"id": "6030897638109358614-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ahmad al-Khurasany", "passage_text": "\nImam Nasa`i dengan nama lengkapnya Ahmad bin Syu'aib Al Khurasany, terkenal dengan nama An Nasa`i karena dinisbahkan dengan kota Nasa'i salah satu kota di Khurasan. Ia dilahirkan pada tahun 215 Hijriah demikian menurut Adz Dzahabi dan meninggal dunia pada hari Senin tanggal 13 Shafar 303 Hijriah di Palestina lalu dikuburkan di Baitul Maqdis.", "question_text": "Kapan Ahmad bin Syu'aib Al Khurasany lahir ?", "answers": [{"text": "13 Shafar 303 Hijriah", "start_byte": 276, "limit_byte": 297}]} {"id": "-6346289689938789624-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bee Gees", "passage_text": "Bee Gees \nadalah grup musik yang dulunya terdiri dari tiga bersaudara: Barry, Robin, dan Maurice Gibb. Sepanjang empat puluh tahun karier mereka yang sukses di industri musik rekaman, mereka pernah mengalami dua kali puncak kejayaan. Puncak kejayaan mereka yang pertama berlangsung dari akhir tahun 1960-an hingga awal tahun 1970-an sebagai trio yang membawakan lagu-lagu \"soft rock\" yang harmonis. Puncak kejayaan yang kedua berlangsung pada akhir tahun 1970-an sebagai band beraliran disko. Lagu-lagu yang dibawakan Bee Gees mudah sekali dikenali karena mereka bernyanyi dengan memakai memakai teknik harmoni rapat tiga bagian. Vibrato yang jernih dari Robin Gibb sebagai lead merupakan ciri khas lagu-lagu hit awal mereka hingga digantikan oleh suara falseto dari Barry Gibb sebagai ciri khas Bee Gees pada akhir 1970-an dan sepanjang 1980-an. Tidak hanya Gibb bersaudara bersama-sama menciptakan semua lagu-lagu hit mereka, mereka juga bertindak sebagai produser dan menciptakan lagu hit untuk artis-artis lain. Sepanjang lima dekade karier mereka, Bee Gees paling sedikit memiliki satu lagu per dekade yang sampai di urutan Top 10 Amerika Serikat: \"I've Gotta Get A Message To You\", \"I Started A Joke\" (1960-an), \"Nights On Broadway\", \"How Deep Is Your Love\", \"Stayin' Alive\" (1970-an), \"One\" (1980-an), \"Alone\" (1990-an), dan \"This Is Where I Came In\" (2000-an).", "question_text": "Siapa vokalis Bee Gees?", "answers": [{"text": "Barry, Robin, dan Maurice Gibb", "start_byte": 71, "limit_byte": 101}]} {"id": "-112598488843760199-0", "language": "indonesian", "document_title": "Turen, Malang", "passage_text": "Turen adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Turen sebagai pusat aktivitas masyarakat memiliki sejarah yang sangat panjang. Prasasti Watu Godek yang ditemukan di Desa Tanggung, Kecamatan Turen, konon menyebutkan bahwa Turen adalah daerah perdikan yang diberikan Mpu Sindok pada abad ke-10 kepada seorang pendeta bernama Turian Tapadha. Jika berpatokan pada isi prasasti tersebut, maka Turen sudah menjadi tempat permukiman jauh sebelum Kerajaan Kediri, Singasari, dan Majapahit berdiri. Namun, nama Turen baru tercatat dalam sejarah peradaban modern sejak pemerintah kolonial Belanda membangun pabrik tepung tapioka di daerah tersebut pada akhir abad ke-19. Masuknya pengaruh Belanda itu pula yang diduga membawa bibit-bibit peradaban kota besar ke Turen. Mereka, misalnya, membangun gedung pertemuan besar yang difungsikan sebagai ballroom untuk dansa-dansi para pegawai Belanda tepat di depan pabrik. Hingga kini, bangunan yang disebut kamar bola oleh penduduk setempat itu masih difungsikan sebagai gedung pertemuan bernama Balai Pertemuan Soedali. Hadi Puspita, dokter dan salah seorang aktivis masyarakat di Turen, mengenang era kemerdekaan sekitar tahun 1950-1960-an Turen masih termasuk daerah tertinggal. Transportasi ke Kota Malang hanya dilayani oleh beberapa mobil sejenis oplet merek Dodge dan kereta api uap jurusan Dampit-Malang. \"Zaman itu, bapak yang jadi mantri kesehatan masih bikin sendiri salep ichtyol, sulfanilamid, dan obat batuk hitam. Kereta api masih pakai arang, dari Dampit ke Malang sejauh 40 kilometer butuh waktu enam jam,\" kenang dokter yang akrab dipanggil Kapit ini.", "question_text": "Dimana letak daerah Turen?", "answers": [{"text": "Malang, Provinsi Jawa Timur, Indonesia", "start_byte": 43, "limit_byte": 81}]} {"id": "-7310396013861528599-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asam alkanoat", "passage_text": "Asam alkanoat (atau asam karboksilat) adalah golongan asam organik alifatik yang memiliki gugus karboksil (biasa dilambangkan dengan -COOH). Semua asam alkanoat adalah asam lemah. Dalam pelarut air, sebagian molekulnya terionisasi dengan melepas atom hidrogen menjadi ion H+.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan asam karboksilat?", "answers": [{"text": "golongan asam organik alifatik yang memiliki gugus karboksil", "start_byte": 45, "limit_byte": 105}]} {"id": "-5008693637684974735-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat lunak", "passage_text": "\nPerangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan perangkat lunak ?", "answers": [{"text": "istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer", "start_byte": 70, "limit_byte": 249}]} {"id": "-7783887496286128683-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pondok Pesantren Pabelan", "passage_text": "Pondok Pesantren Pabelan didirikan oleh K.H. Hamam Dja'far pada 28 Agustus 1965. Pondok Pesantren Pabelan terletak di Desa Pabelan, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Lokasinya tepat berada di jalan yang menghubungkan antara Yogyakarta dan Semarang, ± 35 kilometer dari arah Yogyakarta, 4 kilometer dari Muntilan dan 12 kilometer dari Kota Magelang. Pesantren Pabelan juga terletak di tepi jalur lalu lintas pariwisata Yogyakarta dan Borobudur dan jarak dari Pabelan ke Candi Borobudur adalah sekitar 9 kilometer.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Pondok Pesantren Pabelan?", "answers": [{"text": "K.H. Hamam Dja'far", "start_byte": 40, "limit_byte": 58}]} {"id": "-780500912502049823-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kraków", "passage_text": "Kraków (German: Krakau, English: Cracow atau Krakow) merupakan kota yang terletak di sebelah selatan Polandia. Kota ini adalah ibu kota Provinsi Polandia Kecil dan merupakan salah satu kota tertua dan terbesar di Polandia. Luasnya adalah 326,8km² sedangkan penduduknya berjumlah 757.500 jiwa (2004). Kraków pernah menjadi ibu kota Polandia.", "question_text": "Dimanakah letak Kraków ?", "answers": [{"text": "selatan Polandia", "start_byte": 94, "limit_byte": 110}]} {"id": "2218138126266785197-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "siapakah yang menciptakan tabel periodik pertama kali?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "8646545374652390334-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sun Yat-sen", "passage_text": "Pada tahun 1925, ia meninggal di Tiongkok. Tiga tahun kemudian, salah seorang pengikutnya, Chiang Kai-shek, terpilih menjadi presiden.", "question_text": "siapakah yang menggantikan Sun Yat-Sen?", "answers": [{"text": "Chiang Kai-shek", "start_byte": 91, "limit_byte": 106}]} {"id": "-8996750150737812776-13", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Tiongkok", "passage_text": "Republik Tiongkok memiliki sistem politik yang berbeda dengan sistem politik di RRT, menggunakan asas demokrasi dan liberalisme yang umum digunakan negara -negara barat.", "question_text": "Apakah sistem politik negara Taiwan?", "answers": [{"text": "asas demokrasi dan liberalisme", "start_byte": 97, "limit_byte": 127}]} {"id": "6850606454301855962-0", "language": "indonesian", "document_title": "Émile Durkheim", "passage_text": "David Émile Durkheim () dikenal sebagai salah satu pencetus sosiologi modern. Ia mendirikan fakultas sosiologi pertama di sebuah universitas Eropa pada 1895, dan menerbitkan salah satu jurnal pertama yang diabdikan kepada ilmu sosial, L'Année Sociologique pada 1896.", "question_text": "umur berapakah saat David Émile Durkheim mendirikan fakultas sosiologi pertama di Eropa?", "answers": [{"text": "1895", "start_byte": 153, "limit_byte": 157}]} {"id": "7842053592364132431-1", "language": "indonesian", "document_title": "Afrahat", "passage_text": "Afrahat lahir di Assuristan (Asyur) pada perbatasan Sassanid Empire dengan Romawi Suriah sekitar tahun 280.[1]\nNama-nya, Afrahat, adalah versi Syria dari nama bahasa Persia Frahāt, yang dalam bahasa Persia modern menjadi Farhād (فرهاد). Penulis yang dikenal sebagai hakkima pharsaya (Syria untuk \"orang bijak Persia\"), adalah subjek dari Sapor II dan mungkin berasal dari keluarga pagan dan dirinya sendiri seorang mualaf (pindah agama) dari kekafiran, meskipun hal ini tampaknya merupakan spekulasi di kemudian hari. Namun, ia mengatakan bahwa ia mengambil nama Kristen Yakub pada saat dibaptis, dan demikian tertulis dalam suatu kolofon manuskrip tahun 512 yang berisi dua belas homilinya. Oleh karena itu ia dirancukan dengan Yakub, uskup Nisibis,[4] pada zaman Gennadius dari Marseilles (sebelum tahun 496), dan versi bahasa Armenia kuno dari sembilan belas Demonstrasi telah diterbitkan dengan nama Yakub yang kedua itu. Studi menyeluruh dari Demonstrasi membuat identifikasi dengan Yakub dari Nisibis mustahil. Afrahat, seorang subjek Persia, tidak dapat hidup di Nisibis, yang menjadi bagian Persia hanya atas perjanjian Jovian tahun 363. Selain itu, Yakub dari Nisibis, yang hadir dalam Konsili Nicea Pertama, meninggal pada tahun 338, dan dari bukti internal karya-karya Afrahat dia dapat menyaksikan permulaan penganiayaan terhadap orang Kristen pada awal tahun 340-an oleh Shapur II dari Persia. Penganiayaan itu muncul dari ketegangan politik antara Roma dan Persia, khususnya deklarasi Konstantinus I bahwa Roma harus menjadi kekaisaran Kristen. Shapur mungkin cemas bahwa sebagian besar orang-orang Kristen Asyur dan Armenia dalam kekaisaran Persia mungkin diam-diam mendukung Roma. Ada unsur-unsur dalam tulisan Aphrahat yang menunjukkan perhatian pastoral besar bagi kawanan jemaatnya, yang terjepit di tengah-tengah semua kekacauan ini.", "question_text": "Kapan Afrahat lahir?", "answers": [{"text": "tahun 280", "start_byte": 97, "limit_byte": 106}]} {"id": "-9174247700828678761-11", "language": "indonesian", "document_title": "Giroskop", "passage_text": "Giroskop ditemukan oleh Léon Foucault pada tahun 1852. Replica dibangun oleh Dumoulin-Froment untuk universelle Pameran di 1867. Konservatorium Nasional dan museum Seni Kerajinan, Paris.\nYang dikenal paling awal giroskop-seperti instrumen dibuat oleh Jerman Johann Bohnenberger , yang pertama kali menulis tentang hal itu pada tahun 1817. Pada awalnya ia menyebutnya \"Mesin\". mesin Bohnenberger itu didasarkan pada lingkup besar berputar. Pada tahun 1832, Amerika Walter R. Johnson mengembangkan perangkat serupa yang didasarkan pada disk yang berputar. Para matematikawan Perancis Pierre-Simon Laplace , bekerja di École Polytechnique di Paris, direkomendasikan mesin untuk digunakan sebagai bantuan pengajaran, dan dengan demikian ia datang ke perhatian Léon Foucault . Pada tahun 1852, Foucault digunakan dalam sebuah eksperimen yang melibatkan rotasi bumi. Ini adalah Foucault yang memberikan perangkat nama modern, dalam sebuah percobaan untuk melihat (skopeein Yunani, untuk melihat) rotasi bumi (gyros Yunani, lingkaran atau rotasi ), yang terlihat di 8 sampai 10 menit sebelum gesekan memperlambat rotor berputar.", "question_text": "Kapan alat Giroskop digunakan?", "answers": [{"text": "1852", "start_byte": 50, "limit_byte": 54}]} {"id": "-6946642647933712542-0", "language": "indonesian", "document_title": "Politik Amerika Serikat", "passage_text": "\nAmerika Serikat adalah sebuah republik konstitusional federal, di mana Presiden (kepala negara dan kepala pemerintahan), Kongres, dan lembaga peradilan berbagi kekuasaan yang melekat pada pemerintah nasional, dan pemerintah federal berbagi kedaulatan dengan pemerintah-pemerintah negara bagian.", "question_text": "apakah sistem pemerintahan di Amerika Serikat?", "answers": [{"text": "republik konstitusional federal", "start_byte": 31, "limit_byte": 62}]} {"id": "8898802264013418843-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Guglielmo Marconi () adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai \"radio\". Ia menerimanya bersama Karl Braun tahun 1909.", "question_text": "siapakah yang menciptakan Radio pertama kali?", "answers": [{"text": "Guglielmo Marconi", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-7971517429383594876-0", "language": "indonesian", "document_title": "Deklarasi Kemerdekaan Amerika Serikat", "passage_text": "Deklarasi Kemerdekaan adalah suatu akta dari Kongres Kontinental Kedua yang diadopsi pada 4 Juli 1776 yang menyatakan bahwa Tiga Belas Koloni memerdekakan diri dari Britania Raya. Deklarasi ini, yang sebagian besar ditulis oleh Thomas Jefferson, menjelaskan pembenaran atau justifikasi untuk melepaskan diri, dan merupakan pengembangan dari Resolusi Lee tertanggal 2 Juli yang untuk pertama kalinya menyatakan kemerdekaan AS. Salinan deklarasi ini ditandatangani oleh para delegasi pada 2 Agustus dan saat ini dipamerkan di National Archives and Records Administration di Washington, D.C. Deklarasi ini dianggap sebagai salah satu dokumen pendirian Amerika Serikat dan tanggal 4 Juli dirayakan sebagai Hari Kemerdekaan.", "question_text": "kapankah amerika serikat menjadi suatu negara?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 90, "limit_byte": 101}]} {"id": "696670568668424590-0", "language": "indonesian", "document_title": "Injil Markus", "passage_text": "Injil Markus adalah Injil kedua di bagian Perjanjian Baru dalam Alkitab Kristen. Meskipun ini merupakan kitab kedua, banyak pakar menganggap kitab ini sebagai kitab yang ditulis paling awal di antara kitab-kitab di Perjanjian Baru. Injil Markus digolongkan ke dalam Injil Sinoptis bersama-sama Injil Matius dan Injil Lukas.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Injil Markus ?", "answers": [{"text": "Injil kedua di bagian Perjanjian Baru dalam Alkitab Kristen", "start_byte": 20, "limit_byte": 79}]} {"id": "3479195378182663936-10", "language": "indonesian", "document_title": "Pierluigi Collina", "passage_text": "Tahun 1988, Collina bertemu dengan Gianna, seseorang yang akan menjadi istrinya, di Versilia. Tidak lama setelah bertemu, mereka hidup bersama, lalu mereka pindah ke kota Viareggio. Setelah menikah, pasangan itu memperoleh dua orang putri. Tahun 2003, ia menerbitkan otobiografinya, Le Mie Regole del Gioco (Aturan-Aturan Pertandinganku). Setelah pensiun, ia berkonsentrasi pada bisnisnya sendiri sebagai penasihat keuangan.", "question_text": "dimanakah Pierluigi Collina menjadi penasehat keuangan?", "answers": [{"text": "bisnisnya sendiri", "start_byte": 379, "limit_byte": 396}]} {"id": "-5981537490078415701-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lippo Group", "passage_text": "Didirikan oleh Dr. Mochtar Riady pada tahun 1950-an. Kemudian berkembang menjadi perusahaan pribadi dan publik di Tiongkok, Hong Kong dan Makau, Indonesia, Filipina, Singapura dan Korea Selatan dengan total aset senilai US$11 miliar. Juga terdaftar di berbagai bursa saham di Hong Kong, Indonesia dan Singapura dengan setidaknya 15 jenis perusahaan.[1]", "question_text": "Kapan Lippo Group didirikan?", "answers": [{"text": "1950-an", "start_byte": 44, "limit_byte": 51}]} {"id": "-7977782508403460848-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimi no Shiranai Monogatari", "passage_text": "\"Kimi no Shiranai Monogatari\"(君の知らない物語, lit. \"Cerita yang Tidak Kamu Ketahui\") adalah sebuah lagu J-pop yang dibawakan oleh grup musik asal Jepang Supercell, yang ditulis oleh Ryo. Supercell merilis lagu ini sebagai singel debut mereka pada bulan Agustus 2009 oleh Sony Music.[1] Lagu ini menjadi lagu tema penutup untuk serial anime Bakemonogatari pada tahun 2009, dan lagu sisi-B yang berjudul \"Love & Roll\" digunakan sebagai lagu tema untuk film anime Cencoroll. Sebuah video musik dibuat untuk lagu \"Kimi no Shiranai Monogatari\", dengan disutradarai oleh Hirohisa Sasaki. Lirik lagu ini berhubungan dengan cinta yang tak terbalas.", "question_text": "apakah bahasa Indonesia dari Kimi no Shiranai Monogatari?", "answers": [{"text": "Cerita yang Tidak Kamu Ketahui", "start_byte": 62, "limit_byte": 92}]} {"id": "2989995839259167771-10", "language": "indonesian", "document_title": "Washington, D.C.", "passage_text": "Sebuah \"kota federal\" baru dibangun di tepi utara Potomac, di sebelah timur permukiman Georgetown. Pada tanggal 9 September 1791, kota federal ini diberi nama untuk menghormati Presiden Washington dan distrik itu sendiri diberi nama Columbia, yang merupakan nama puitis Amerika Serikat pada waktu itu.[11][12] Kongres mengadakan sidang pertamanya di Washington tanggal 17 November 1800.[13]", "question_text": "Dari mana nama Washington DC berasal ?", "answers": [{"text": "untuk menghormati Presiden Washington dan distrik itu sendiri diberi nama Columbia, yang merupakan nama puitis Amerika Serikat pada waktu itu", "start_byte": 159, "limit_byte": 300}]} {"id": "1499028851735148589-0", "language": "indonesian", "document_title": "Babilonia", "passage_text": "Babilonia (1696 – 1654 SM) atau Babel dinamai sesuai dengan ibukotanya, Babilon, adalah negara kuno yang terletak di selatan Mesopotamia (sekarang Irak), di wilayah Sumeria dan Akkadia. Babel pertama disebut dalam sebuah tablet dari masa pemerintahan Sargon dari Akkadia, dari abad ke-23 SM.", "question_text": "Dimanakah letak Babilonia?", "answers": [{"text": "selatan Mesopotamia (sekarang Irak), di wilayah Sumeria dan Akkadia", "start_byte": 119, "limit_byte": 186}]} {"id": "-7636883948290594354-0", "language": "indonesian", "document_title": "Associação Académica de Coimbra - O.A.F.", "passage_text": "\nAssociação Académica de Coimbra - Organismo Autónomo de Futebol (A.A.C. - O.A.F.) atau Académica de Coimbra merupakan sebuah klub sepak bola Portugal yang bermain di divisi utama SuperLiga. Klub ini sekaligus klub tertua di Portugal. Didirikan pada tahun 1876. Berbasis di Coimbra. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Cidade de Coimbra yang berkapasitas 30.210 penonton. Seragam mereka berwarna hitam.", "question_text": "apakah klub bola tertua yang ada di Portugal?", "answers": [{"text": "Académica de Coimbra", "start_byte": 92, "limit_byte": 113}]} {"id": "4536573570847958201-0", "language": "indonesian", "document_title": "Laskar Sedekah", "passage_text": "Laskar Sedekah adalah sebuah komunitas sosial yang melakukan aktivitas filantropi Islam dengan membantu orang-orang yang membutuhkan melalui pemberian sedekah. Komunitas ini didirikan di Godean, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta pada tanggal 30 Maret 2012 oleh 7 orang pemuda atas inisiasi dari Ma’ruf Fahrudin. Beberapa kalangan mungkin terkesan pragmatis ketika mendengar kata “laskar” tersemat di nama komunitas itu. Terminologi tersebut kerap diasosiakan kepada hal-hal negatif, terutama berkaitan dengan kekerasan dan intimidasi terhadap golongan minoritas tertentu. Terlebih lagi, komunitas tersebut juga membawa embel-embel Islam yang pada masa ini sering diidentikan oleh publik sebagai kelompok radikal, bahkan ekstremis. Berbeda dengan status quo tersebut, gerakan komunitas Laskar Sedekah cenderung berbeda. Mereka membantu banyak orang yang sedang mengalami kesulitan khusus, seperti sakit, biaya pendidikan, membangun fasilitas umum, dan lain-lain. Mereka seolah ingin menampilkan wajah baru Islam yang semestinya, yaitu yang dipenuhi rasa welas asih.", "question_text": "Dimana Laskar Sedekah dibentuk?", "answers": [{"text": "Godean, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta", "start_byte": 187, "limit_byte": 229}]} {"id": "8660695302677206444-2", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad[1] (Arabic: محمد‎; lahir di Mekkah, 570 M – meninggal di Madinah, 8 Juni 632 M)[2] adalah seorang nabi dan rasul terakhir bagi umat Muslim.[3] Muhammad memulai penyebaran ajaran Islam untuk seluruh umat manusia dan mewariskan pemerintahan tunggal Islam. Muhammad sama-sama menegakkan ajaran tauhid untuk mengesakan Allah sebagaimana yang dibawa nabi dan rasul sebelumnya.[4]", "question_text": "kapankah Nabi Muhammad SAW dilahirkan?", "answers": [{"text": "570 M", "start_byte": 51, "limit_byte": 56}]} {"id": "8018833336370502819-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Banjarmasin", "passage_text": "Kota Banjarmasin adalah salah satu kota di provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Kota Banjarmasin yang dijuluki Kota Seribu Sungai ini memiliki wilayah seluas 98,46 km² yang wilayahnya merupakan delta atau kepulauan yang terdiri dari sekitar 25 buah pulau kecil (delta) yang dipisahkan oleh sungai-sungai di antaranya Pulau Tatas, Pulau Kelayan, Pulau Rantauan Keliling, Pulau Insan dan lain-lain.[1] Berdasarkan data BPS Kota Banjarmasin tahun 2016, Kota Banjarmasin memiliki penduduk sebanyak 675.440 jiwa dengan kepadatan 9.381 jiwa per km².[2] Wilayah metropolitan Banjarmasin yaitu Banjar Bakula memiliki penduduk sekitar 1,9 juta jiwa.", "question_text": "berapakah luas kota banjarmasin?", "answers": [{"text": "98,46 km²", "start_byte": 161, "limit_byte": 171}]} {"id": "-3780359764489264107-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mitologi", "passage_text": "Istilah \"mitologi\" dapat berarti kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos (misalnya mitologi Inka).[1] Dalam folkloristika, suatu mitos adalah kisah suci yang biasanya menjelaskan bagaimana dunia maupun manusia dapat terbentuk seperti sekarang ini,[2] meskipun, dalam pengertian yang sangat luas, istilah tersebut dapat mengacu kepada cerita tradisional.[3]", "question_text": "Apa itu Mitologi?", "answers": [{"text": "kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "4217768135020699485-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gerakan Rakyat Indonesia", "passage_text": "\nGerakan Rakyat Indonesia (Gerindo) merupakan salah satu organisasi pergerakan nasional yang berdiri pada tanggal 24 Mei 1937 di Jakarta.[1] Gerindo berusaha untuk menjunjung tinggi asas kooperasi terhadap pemerintahan Belanda.[2] Tokoh-tokoh yang terlibat dalam organisasi ini diantaranya Adnan Kapau Gani, Mohammad Yamin, Amir Sjarifuddin, Ki Sarmidi Mangunsarkoro, Nyonoprawoto, Sartono dan Wilopo.", "question_text": "Dari kota mana Gerindo berasal ?", "answers": [{"text": "Jakarta", "start_byte": 129, "limit_byte": 136}]} {"id": "-70740645592518467-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tjipto Mangoenkoesoemo", "passage_text": "Cipto Mangunkusumo dilahirkan pada 4 Maret 1886 di desa Pecangaan, Kabupaten Jepara. Ia adalah putera tertua dari Mangunkusumo, seorang priyayi rendahan dalam struktur masyarakat Jawa. Karier Mangunkusumo diawali sebagai guru bahasa Melayu di sebuah sekolah dasar di Ambarawa, kemudian menjadi kepala sekolah pada sebuah sekolah dasar di Semarang dan selanjutnya menjadi pembantu administrasi pada Dewan Kota di Semarang. Sementara, sang ibu adalah keturunan dari tuan tanah di Mayong, Jepara.", "question_text": "Kapan dr. Tjipto Mangoenkoesoemo lahir ?", "answers": [{"text": "4 Maret 1886", "start_byte": 35, "limit_byte": 47}]} {"id": "896837371275070454-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ferrari", "passage_text": "Ferrari adalah sebuah produsen mobil super dan mobil balap asal Italia berperforma tinggi yang berbasis di Maranello, Italia. Ferrari didirikan oleh Enzo Ferrari pada tahun 1929, sebagai \"Scuderia Ferrari\", perusahaan yang mensponsori para pembalap dan membuat mobil balap sebelum pindah ke produksi kendaraan komersial yang dikenali sebagai Ferrari pada tahun 1947. Sepanjang sejarahnya, perusahaan ini telah berpartisipasi paling lama dalam dunia balap, terutama di Formula Satu, di mana telah sukses besar.", "question_text": "Dimana kantor pusat perusahaan mobil Ferrari?", "answers": [{"text": "Maranello, Italia", "start_byte": 107, "limit_byte": 124}]} {"id": "-4890204244135981749-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kertanagara", "passage_text": "Kertanagara naik takhta Singhasari tahun 1268 menggantikan ayahnya, Wisnuwardhana. Menurut Pararaton ia adalah satu-satunya raja Singhasari yang naik takhta secara damai. Kertanagara merupakan sosok raja Jawa pertama yang ingin memperluas kekuasaannya mencakup wilayah Nusantara. Namun diakhir hayatnya, Kertanagara terbunuh dalam pemberontakan Jayakatwang.", "question_text": "Kapankah Raja Kertanagara diangkat menjadi raja ?", "answers": [{"text": "1268", "start_byte": 41, "limit_byte": 45}]} {"id": "7442410783201704839-0", "language": "indonesian", "document_title": "Joko Widodo", "passage_text": "\nIr. H. Joko Widodo atau Jokowi () adalah Presiden ke-7 Indonesia yang mulai menjabat sejak 20 Oktober 2014. Ia terpilih bersama Wakil Presiden Muhammad Jusuf Kalla dalam Pemilu Presiden 2014. Jokowi pernah menjabat Gubernur DKI Jakarta sejak 15 Oktober 2012 sampai dengan 16 Oktober 2014 didampingi Basuki Tjahaja Purnama sebagai wakil gubernur. Sebelumnya, dia adalah Wali Kota Surakarta (Solo), sejak 28 Juli 2005 sampai dengan 1 Oktober 2012 didampingi F.X. Hadi Rudyatmo sebagai wakil wali kota.[5] Dua tahun menjalani periode keduanya menjadi Wali Kota Solo, Jokowi ditunjuk oleh partainya, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P), untuk bertarung dalam pemilihan Gubernur DKI Jakarta berpasangan dengan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).[6]", "question_text": "Siapa Joko Widodo?", "answers": [{"text": "Presiden ke-7 Indonesia", "start_byte": 42, "limit_byte": 65}]} {"id": "-6481539436736393348-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mark David Chapman", "passage_text": "Mark David Chapman () adalah seorang warganegara Amerika & narapidana yang terkenal karena membunuh musisi John Winston Lennon.", "question_text": "siapakah pembunuh John Winston Lennon?", "answers": [{"text": "Mark David Chapman", "start_byte": 0, "limit_byte": 18}]} {"id": "7413789134830254190-0", "language": "indonesian", "document_title": "Usnisa Vijaya Dharani", "passage_text": "\nUṣṇīṣa Vijaya Dhāraṇī Sūtra (Sanskrit; traditional Chinese: 佛頂尊勝陀羅尼經;simplified Chinese: 佛顶尊胜陀罗尼经;pinyin: fódǐng zūnshèng tuóluóní jīng) adalah sebuah sutra Mahayana dari India. Sebuah judul bahasa Sanskerta alternatif dari Sarvadurgatipariśodhana Uṣṇīṣa Vijaya Dhāraṇī Sūtra.", "question_text": "Apa maksud kata Sarvadurgatipariśodhana Uṣṇīṣa?", "answers": [{"text": "sebuah sutra Mahayana dari India", "start_byte": 197, "limit_byte": 229}]} {"id": "-4159028304892311901-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mitologi", "passage_text": "Istilah \"mitologi\" dapat berarti kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos (misalnya mitologi Inka).[1] Dalam folkloristika, suatu mitos adalah kisah suci yang biasanya menjelaskan bagaimana dunia maupun manusia dapat terbentuk seperti sekarang ini,[2] meskipun, dalam pengertian yang sangat luas, istilah tersebut dapat mengacu kepada cerita tradisional.[3]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan mitologi ?", "answers": [{"text": "kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "6085987860772106676-12", "language": "indonesian", "document_title": "Hujan", "passage_text": "Di Hawaii, Gunung Wai'ale'ale, di pulau Kauai, terkenal karena curah hujannya yang ekstrem dan memiliki curah hujan rata-rata tahunan tertinggi kedua di dunia, 460 inches (12,000mm).[37] Sistem badai Kona membasahi negara bagian ini dengan hujan deras antara Oktober dan April.[38] Iklim setempat bervariasi di masing-masing pulau karena topografinya, terbagi menjadi kawasan atas angin (Koʻolau) dan bawah angin (Kona) berdasarkan lokasi relatif terhadap pegunungan tinggi. Sisi atas angin memaparkan wilayah timur terhadap angin dagang timur laut dan menerima lebih banyak hujan; sisi bawah angin lebih kering dan cerah, dengan sedikit hujan dan cakupan awan.[39]", "question_text": "negara apakah yang mempunyai curah hujan terbanyak didunia?", "answers": [{"text": "Hawaii", "start_byte": 3, "limit_byte": 9}]} {"id": "9021893463074776315-0", "language": "indonesian", "document_title": "Albatros", "passage_text": "Albatros, dari keluarga Diomedeidae, adalah burung laut besar dalam ordo Procellariiformes yang merupakan satu kelompok dengan Procellariidae, Petrel badai dan Petrel penyelam. Burung ini ditemukan secara luas di Samudra Antartika dan Pasifik Utara. Burung ini tidak terdapat di Atlantik Utara, meskipun temuan fosil membuktikan bahwa burung ini dahulu pernah ada di sana. Burung albatros termasuk burung terbang yang paling besar, dan burung albatros besar (genus Diomedea) memiliki panjang sayap yang paling besar melebihi burung lainnya.", "question_text": "Dimana habitat Albatros?", "answers": [{"text": "Samudra Antartika dan Pasifik Utara", "start_byte": 213, "limit_byte": 248}]} {"id": "-9098825999732402764-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Serdang", "passage_text": "Menurut adat Melayu, sebenarnya Tuanku Umar yang seharusnya menggantikan ayahnya menjadi Raja Deli, karena ia putera garaha (permaisuri), sementara Tuanku Pasutan hanya dari selir. Tetapi, karena masih di bawah umur, Tuanku Umar akhirnya tersingkir dari Deli. Untuk menghindari agar tidak terjadi perang saudara, maka 2 Orang Besar Deli, yaitu Raja Urung Sunggal dan Raja Urung Senembal, bersama seorang Raja Urung Batak Timur di wilayah Serdang bagian hulu (Tanjong Merawa), dan seorang pembesar dari Aceh (Kejeruan Lumu), lalu merajakan Tuanku Umar sebagai Raja Serdang pertama tahun 1723. Sejak saat itu, berdiri Kerajaan Serdang sebagai pecahan dari Kerajaan Deli.[1]", "question_text": "Siapa pendiri Kesultanan Serdang?", "answers": [{"text": "Tuanku Umar", "start_byte": 539, "limit_byte": 550}]} {"id": "-8096747142452834164-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pedro Arrupe", "passage_text": "Romo Pedro Arrupe Lahir pada tanggal 14 November 1907 di Bilbao,Basque, Spanyol Utara.[1] Dia adalah anak yang paling bungsu dan satu-satunya laki-laki dari lima bersaudara.[1] Dia memiliki keluarga yang rukun dan mengimani penuh kepercayaan Katolik.[3] Ayahnya, Marcelino Arrupe adalah seorang Arsitek yang turut mendirikan surat kabar Katolik La Gacate del Norte, salah satu harian pertama yang terbit di Spanyol dan telah membangun banyak rumah di Bilbao.[3] Ibunya meninggal dunia ketika dia berumur 8 tahun.[1] Setelah menamatkan masa kuliahnya, dia belajar Farmasi di Madrid, Spanyol.[3] Pada masa-masa itu, Ayahnya meninggal dunia ketika dia berumur 18 tahun.[1] Untuk mengurangi kepahitan karena kehilangannya, Arrupe bersama dengan kakak-kakaknya mengunjungi Laurdes untuk memberi perawatan kesehatan di Lourdes Medical Verification Bureau.[1] Dalam pelayanan kesehatannya, dia melihat sendiri peristiwa-peristiwa mujizat penyembuhan.[1]. Hal inilah yang menjadi salah satu alasan dia kemudian bergabung ke dalam Ordo Serikat Yesus pada tahun 1927. Dia lalu menghabiskan beberapa tahun belajar di Amerika Serikat.[1] Pada tahun 1936, dia ditahbiskan menjadi seorang Imam di Seminari Santa Maria di Kansas.[1] Pada tahun 1938, dia dikirim ke Jepang dan menjadi seorang misionaris selama 27 tahun.[1]", "question_text": "dimnakah Romo Pedro Arrupe dilahirkan?", "answers": [{"text": "Bilbao,Basque, Spanyol Utara", "start_byte": 57, "limit_byte": 85}]} {"id": "-1016608952709569014-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hold On to Sixteen", "passage_text": "\"Hold On to Sixteen\" adalah episode kedelapan musim ketiga serial drama musikal dari Amerika Serikat Glee, dan episode ke-52 secara keseluruhan Cerita episode ini ditulis oleh Ross Maxwell dan disutradarai oleh Bradley Buecker. Episode ini ditayangkan pertama kali di jaringan TV Fox di Amerika Serikat pada tanggal 6 Desember 2011. Pada episode ini, Sam Evans (Chord Overstreet) kembali ke McKinley High dan New Directions, dan partisipasi mereka pada kompetisi Sectionals yang berlokasi di McKinley High.", "question_text": "Kapan Hold On to Sixteen pertama kali ditayangakn?", "answers": [{"text": "6 Desember 2011", "start_byte": 316, "limit_byte": 331}]} {"id": "-6825622502686756199-18", "language": "indonesian", "document_title": "Komodo", "passage_text": "Di samping mengandung bisa, air liur komodo juga memiliki aneka bakteri mematikan di dalamnya; lebih dari 28 bakteri Gram-negatif dan 29 Gram-positif telah diisolasi dari air liur ini.[29] Bakteri-bakteri tersebut menyebabkan septikemia pada korbannya. Jika gigitan komodo tidak langsung membunuh mangsa dan mangsa itu dapat melarikan diri, umumnya mangsa yang tidak beruntung ini akan mati dalam waktu sehari atau seminggu akibat infeksi. Karena komodo kemungkinan kebal terhadap mikrobanya sendiri, banyak penelitian dilakukan untuk mencari molekul antibakteri dengan harapan dapat digunakan untuk pengobatan manusia.[30]", "question_text": "berapakah jenis bakteri pada liur komodo?", "answers": [{"text": "lebih dari 28 bakteri Gram-negatif dan 29 Gram-positif", "start_byte": 95, "limit_byte": 149}]} {"id": "-2876205978153078163-27", "language": "indonesian", "document_title": "Serangan Umum Surakarta", "passage_text": "Dalam pertempuran selama empat hari tersebut, 109 rumah penduduk porak poranda, 205 penduduk meninggal karena aksi teror Belanda , 7 serdadu Belanda tertembak dan 3 orang tertawan sedangkan dipihak TNI 6 orang gugur. Dari minimnya korban yang jatuh di kalangan TNI, menunjukkan meningkatnya kinerja TNI dalam melakukan serangan oftensif dibandingkan ketika melakukan serangan Umum 1 Maret.", "question_text": "berapakah jumlah korban Serangan Umum Surakarta?", "answers": [{"text": "109 rumah penduduk porak poranda, 205 penduduk meninggal karena aksi teror Belanda , 7 serdadu Belanda tertembak dan 3 orang tertawan sedangkan dipihak TNI 6 orang gugur", "start_byte": 46, "limit_byte": 215}]} {"id": "4450140433715393999-18", "language": "indonesian", "document_title": "Timor Leste", "passage_text": "\nSejak kemerdekaan Timor Leste pada tahun 2002, setelah sejak tahun 1999 di bawah pemerintahan transisi PBB, berdasarkan konstitusi Timor Leste memiliki 2 bahasa resmi yaitu Bahasa Tetun dan Bahasa Portugis. Selain itu dalam konstitusi disebutkan pula bahwa Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia dijadikan bahasa kerja.[14] Dalam praktik keseharian, masyarakat banyak menggunakan bahasa Tetun Portugis sebagai bahasa ucap. Sementara bahasa Indonesia banyak dipakai untuk menulis. Misalnya anak sekolah di tingkat SMA masih menggunakan bahasa Indonesia untuk ujian akhir. Banyak mahasiswa dan dosen lebih memilih menggunakan bahasa Indonesia sebagai bahasa pengantar dan menulis karangan ilmiah. Selain itu terdapat pula belasan bahasa daerah, diantaranya: Bekais, Bunak, Dawan, Fataluku, Galoli, Habun, Idalaka, Kawaimina, Kemak, Lovaia, Makalero, Makasai, Mambai, Tokodede, dan Wetarese.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan mayoritas penduduk Timor Timur?", "answers": [{"text": "Bahasa Tetun dan Bahasa Portugis", "start_byte": 174, "limit_byte": 206}]} {"id": "3153824155638271092-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Hongaria", "passage_text": "Kerajaan Hongaria merupakan sebuah Monarki di Eropa Tengah yang berdiri dari Abad Pertengahan sampai abad keduapuluh (1000–1946 terkecuali 1918–1920). Kepangeranan Hongaria berubah menjadi kerajaan Kristen setelah penobatan raja pertama István I di Esztergom pada tahun 1000;[7] keluarganya (Wangsa Árpád) kemudian memimpin monarki selama 300tahun. Pada abad ke-12, kerajaan ini menjadi kekuatan menengah Eropa di Dunia Barat.[7]", "question_text": "kapan Kerajaan Hongaria berdiri ?", "answers": [{"text": "1000", "start_byte": 118, "limit_byte": 122}]} {"id": "-3982722560505886620-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nuddin Lubis", "passage_text": "Tahun 1945-1947 menjabat sebagai pengurus besar AII Tapanuli. Selama enam tahun (1946-1952) menjadi pimpinan Majelis Syuro Muslimin Indonesia Tapanuli Selatan. Bersamaan dengan itu ia menjadi anggota Konsul (Wilayah) Nahdlatul Ulama, hingga menjadi Ketua Wilayah NU Sumatera Utara hingga tahun 1970. Kepiawiannya dalam berpolitik itu, ia semakin menjadi perhatian kalangan Pengurus Besar NU, karena itu sejak tahun 1965 hingga 1970 menjadi Ketua Fraksi Partai NU di DPRGR dan anggota pleno PB Nahdlatul Ulama.", "question_text": "Dari partai apakah Haji Nuddin Lubis ?", "answers": [{"text": "Nahdlatul Ulama", "start_byte": 217, "limit_byte": 232}]} {"id": "-3278729533470753617-2", "language": "indonesian", "document_title": "Papan ketik proyektor", "passage_text": "Teknologi optik yang dapat memproyeksikan papan ketik virtual ditemukan dan dipatenkan oleh teknisi IBM pada tahun 1992. Optik ini mendeteksi dan menganalisa pergerakan tangan dan jari manusia yang kemudian ditafsirkan sebagai suatu operasi pada alat input yang tidak benar-benar ada, yaitu sebuah papan ketik virtual pada permukaan tertentu. Melalui cara tersebut, berbagai alat input seperti papan ketik, tetikus, dan lain sebagainya dapat ditiru dan dioperasikan dengan sempurna. Hal ini memungkinkan tergantinya peran alat input mekanis yang telah ada sebelumnya oleh satu alat virtual yang dapat melakukan fungsi alat mekanis tersebut sekaligus, sehingga dapat tercapai optimalisasi dan efisiensi kerja para penggunanya.", "question_text": "Kapan Papan ketik proyektor ditemukan ?", "answers": [{"text": "1992", "start_byte": 115, "limit_byte": 119}]} {"id": "4234521159953579928-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peperangan Bulgaria-Latin", "passage_text": "Peperangan Bulgaria-Latin adalah istilah yang mengacu kepada serangkaian konflik antara Kekaisaran Bulgaria Kedua (1185-1396) melawan Kekaisaran Latin (1204-61). Perang ini mengubah garis batas utara Kekaisaran Latin.", "question_text": "Kapan Peperangan Bulgaria-Latin dimulai?", "answers": [{"text": "1185", "start_byte": 115, "limit_byte": 119}]} {"id": "-9155163805749452968-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perubahan sosial", "passage_text": "Perubahan sosial merupakan perubahan-perubahan yang terjadi pada lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosialnya, termasuk nilai, sikap-sikap sosial, dan pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat.[1][2]", "question_text": "Apa definisi perubahan sosial?", "answers": [{"text": "perubahan-perubahan yang terjadi pada lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosialnya, termasuk nilai, sikap-sikap sosial, dan pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat", "start_byte": 27, "limit_byte": 252}]} {"id": "-5571726082371973433-1", "language": "indonesian", "document_title": "Theodore Beza", "passage_text": "Theodore Beza lahir di Vézelay, dalam wilayah Burgundy, Perancis. Ayahnya, Pierre de Beze, royal governor Vézelay, adalah keturunan keluarga Burgundian yang terpandang; ibunya, Marie Bourdelot, terkenal karena kedermawanannya. Ayah Beza mempunyai dua saudara laki-laki; Nicholas, seorang anggota Parliament di Paris; dan Claude, seorang abbott monastery Sisterian Froimont dalam diokese Beauvais.", "question_text": "Dimana kota kelahiran Theodore Beza?", "answers": [{"text": "Vézelay", "start_byte": 23, "limit_byte": 31}]} {"id": "5135264636139859094-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pancasila", "passage_text": "Pancasila adalah ideologi dasar bagi negara Indonesia. Nama ini terdiri dari dua kata dari Sanskerta: pañca berarti lima dan śīla berarti prinsip atau asas. Pancasila merupakan rumusan dan pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Pancasila ?", "answers": [{"text": "ideologi dasar bagi negara Indonesia", "start_byte": 17, "limit_byte": 53}]} {"id": "-4850805365586317941-9", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "Luas Vietnam kurang lebih 332,698km2 (128,455sqmi), maka ukurannya hampir setara dengan luas Jerman.[2] Bagian Vietnam yang berbatasan dengan batas-batas internasionalnya seluas 4,639km (2,883mi)[2] dan panjang pantainya adalah 3,444km (2,140mi). Topografinya terdiri atas bukit-bukit dan gunung-gunung berhutan lebat, dengan dataran rendah meliputi tidak lebih dari 20%. Pegunungan berkontribusi sebesar 40% dari total luas Vietnam, dengan bukit-bukit kecil berkontribusi sebesar 40% dan hutan tropis 42%. Bagian Utara kebanyakan terdiri atas pegunungan dan Delta Sungai Merah. Phan Xi Pang, berlokasi di provinsi Lao Cai, adalah gunung tertinggi di Vietnam setinggi 3.143m (10.312ft). Selatan dibagi menjadi datran rendah tepi pantai, puncak Annamite Chain, hutan-hutan luas dan tanah yang buruk. Terdiri dari 5 plato tanah basalt yang rata-rata rata, pegunungan berkontribusi sebesar 16% bagi tanah arable (= tanah yang cocok untuk pertanian seperti jagung dan gandum) Vietnam dan 22% dari total lahan berhutan Vietnam.", "question_text": "Berapa luas negara Vietnam?", "answers": [{"text": "332,698km", "start_byte": 26, "limit_byte": 35}]} {"id": "-5595223126648158454-8", "language": "indonesian", "document_title": "Ip Man", "passage_text": "Pada tahun 1972, Ip Man menderita kanker dan meninggal dunia pada tanggal 2 Desember pada tahun yang sama. Kira - kira enam bulan sebelum dia meninggal, dia berpesan kepada kedua puteranya dan muridnya Lau Hon Lam untuk membuat rekaman video aksi Wing Chun yang diperagakannya. Dia memperagakan Sil Lim Tau, Chum Kiu dan \"Muk Ren Zhong\" atau \"The Dummy form\". Hal ini disebabkan rasa sakit yang dideritanya dan lemahnya dan ketidakstabilan kaki karena penyakit kanker. Sebenarnya Ip Man ingin memperagakan Biu Gee, bentuk latihan dengan menggunakan pisau dan galah panjang. Akan tetapi Ip Chun, Ip Ching dan Lau Hong Lam melarangnya karena Biu Gee memerlukan energi yang besar untuk diperagakan. Ip Man mempunyai banyak murid dan khawatir mereka akan mengadopsi sistem Wing Chun yang salah, alasan itulah yang membuat Ip Man memfilmkan peragaan Wing Chun. Video peragaan Sil Lim Tau, Chum Kiu dan \"Muk Ren Zhong\" dapat dilihat di situs YouTube.", "question_text": "apakah penyebab kematian Ip Man?", "answers": [{"text": "kanker", "start_byte": 34, "limit_byte": 40}]} {"id": "4103338158234299677-1", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto lahir di Katsuta,Prefektur Okayama,Jepang pada tanggal 8 November 1974.Kishimoto mulai mengembangkan bakat menggambarnya sejak duduk di bangku SD.Kishimoto lahir sebagai anak kembar. Kishimoto menyebut pembuat serial manga terkenal Dr.Slump dan Dragon Ball,Akira Toriyama,sangat mempengaruhi dirinya.Kishimoto juga mengaku serial manga dan anime berjudul Akira karya Katsuhiro Otomo turut memberi pengaruh atas karya-karyanya. Ketika belum sekolah ia sangat senang menonton Doraemon. Teman-teman seusianya suka menggambar karakter serial itu dan ia sering mengatakan kesalahan gambar temannya dan menunjukkan bagaimana karakter itu seharusnya digambar. Hobinya menggambar semakin menjad-jadi. Buku catatan sekolahnya dipenuhi dengan gambar karyanya. Saking sukanya menggambar sampai-sampai saat bersembuyi saat bermain petak umpet pun dia menggambar. Doraemon sebagai anime favoritnya berakhir ketika menonton serial Mobile Suit Gundam. Mulailah ia menggambar karakter robot dari serial itu. Setelah itu ia menggemari Dr.Slump karya Akira Toriyama. Ia menggambar karakter Dr.Slump dan mengikutkan gambar krayon dari tokoh Arale-chan dalam sebuah kontes. Kishimoto juga menyukai serial manga Shonen Jump berjudul Kinnikuman. Dia dan saudaranya sering mencoba membuat karakter jagoan mereka sendiri. Kishimoto menamakan jagoannya Wasabiman atau Mustardman yang diambilnya dari nama bumbu masak. Setelah Dr.Slump,satu lagi karya Akira Toriyama yaitu serial anime Dragon Ball menjadi idola Kishimoto. Ia sangat terobsesi pada Akira Toriyama. Saat itu ia mulai berpikir menjadi seorang mangaka menyenangkan dan bercita-cita menjadi seorang mangaka terkenal seperti Akira Toriyama. Diapun mulai membuat manga berjudul Hiatari-kun,sebuah cerita berkisar tentang ninja remaja yang bisa dikatakan sebagai ide awal Naruto. Saat sekolah dasar ia tidak mendapat uang jajan untuk membeli majalah Shonen Jump yang harganya 190 Yen saat itu,tapi ada teman yang mau memimjamkannya. Di bagian info game majalah Shonen Jump ia pertama melihat sebuah gambar yang mirip goresan Akira Toriyama. Game berjudul Dragon Quest memang didesain oleh mangaka idolanya itu. Sayangnya Kishimoto tidak memiliki game Famicom sendiri. Orangtua Kishimoto tidak mau membelikan dia dan adiknya,sehingga mereka berusaha meminjam pada teman mereka. Kemudian ayah mereka akhirnya membelikan Famicom dan software Dragon Quest yang pertama ia miliki. Sang ayah yang awalnya anti video game akhirnya ikut bermain.", "question_text": "Darimana asal mangaka Masashi Kishimoto?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 53, "limit_byte": 59}]} {"id": "7926811558983707805-8", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "Liu Bang = pendiri dinasti Han dan kaisar pertama dinasti Han Barat\nLiu Xiu = seorang anggota kerajaan Liu yang berhasil menggulingkan dinasti Xin, dan mendirikan kembali dinasti Han (atau yang dikenal dengan Han Timur)\nWang Mang = pemberontak yang pada akhirnya berhasil menggulingkan pemerintahan dinasti Han Barat, karena menganggap keluarga kerajaan Liu sudah tidak mempunyai kuasa mandat langit lagi. Wang Mang membuat Dinasti Xin. Karena pada masa pemerintahan Wang Mang dianggap tidak berhasil, yang mana pada masa pemerintahannya itu, ia membuat kebijakan yang memberatkan keluarga kerajaan dan rakyatnya. Sehingga, muncullah Pemberontakan Alis Merah. Pemberontakan itu berhasil dikarenakan dibantu juga oleh keluarga kerajaan.", "question_text": "Siapa raja pertama Dinasti Han Barat?", "answers": [{"text": "Liu Bang", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-968544946782040728-2", "language": "indonesian", "document_title": "Senter", "passage_text": "Senter yang pertama diperkenalkan dan diperdagangkan secara luas pada tahun 1898 oleh perusahaan milik Conrad Hubert (yang memiliki nama asli Akiba Horowits), yang setelah itu bernama Eveready. Conrad Hubert melihat adanya potensi yang cukup besar untuk dapat mengembangkan teknologi senter ini, oleh karena itu ia Hubert mempekerjakan seorang penemu berkebangsaan Inggris, David Misell, yang telah mematenkan penemuan lampu elektrik portabelnya tahun 1895 dan lampu pada sepeda tahun 1896 [2]. Sebagai seorang pegawai dari Hubert, David Misell terus menemukan kemajuan-kemajuan terhadap alat pencahayaan, dan kemudian mematenkan penemuan senter pertamanya pada tanggal 10 Januari 1899. Senter pertama ini merupakan buatan tangan yang terdiri dari kertas mentah dan tabung-tabung serat, dengan sebuah bohlam lampu dan reflektor kuningan kasar [3][4]. Misell dan Hubert bersama-sama merakit beberapa senter yang berbentuk tabung serta memberikannya kepada beberapa polisi New York, dan mereka mendapat tanggapan yang baik dari para polisi tersebut. Kemudian Hubert mendapatkan hak paten pada tahun 1905, untuk penemuannya yaitu senter dengan saklar on/off dalam kemasan silindris berisikan lampu dan baterai seperti yang dikenal sekarang [1]. Senter komersil pertama kali dipamerkan dalam pameran elektrik yang diadakan di Madison Square Garden, New York.", "question_text": "Siapa yang menciptakan senter ?", "answers": [{"text": "Conrad Hubert", "start_byte": 103, "limit_byte": 116}]} {"id": "6924035461997158355-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peso Meksiko", "passage_text": "Peso (Tanda: $; kode: MXN) adalah mata uang resmi negara Meksiko sejak tahun 1821. Pada tahun 1993, kode mata uangnya berganti dari MXP ke MXN. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 centavo. Setiap mata uangnya terbagi menjadi $20, $50, $100, $200, $500, $1000.", "question_text": "Apakah mata uang Meksiko?", "answers": [{"text": "Peso", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-1016414902800224943-1", "language": "indonesian", "document_title": "Stanisława Walasiewicz", "passage_text": "Walasiewicz lahir 3 April 1911[1] di Wierzchownia dekat Rypin, Monarki Konstitusional Polandia. Keluarganya berimigrasi ke Amerika Serikat ketika ia masih berusia tiga bulan. Ayahnya, Julian Walasiewicz menetap di Cleveland setelah mendapat pekerjaan sebagai pekerja pabrik baja.[2]. Nama kecilnya adalah Stasia , dan nantinya di Amerika Serikat dipanggil dengan nama Stella.[2]", "question_text": "Kapan Stanisława Walasiewicz lahir?", "answers": [{"text": "3 April 1911", "start_byte": 18, "limit_byte": 30}]} {"id": "4169165878222656928-1", "language": "indonesian", "document_title": "Estrogen", "passage_text": "Tiga jenis estrogen utama yang terdapat secara alami dalam tubuh wanita adalah estradiol, estriol, dan estron. Sejak menarche sampai menopause, estrogen utama adalah 17β-estradiol. Di dalam tubuh, ketiga jenis estrogen tersebut dibuat dari androgen dengan bantuan enzim. Estradiol dibuat dari testosteron, sedangkan estron dibuat dari androstenadion. Estron bersifat lebih lemah daripada estradiol, dan pada wanita pascamenopause estron ditemukan lebih banyak daripada estradiol. Berbagai zat alami maupun buatan telah ditemukan memiliki aktivitas bersifat mirip estrogen[1]. Zat buatan yang bersifat seperti estrogen disebut xenoestrogen, sedangkan bahan alami dari tumbuhan yang memiliki aktivitas seperti estrogen disebut fitoestrogen.", "question_text": "Apakah komposisi hormon Estradiol?", "answers": [{"text": "testosteron", "start_byte": 294, "limit_byte": 305}]} {"id": "-2057555656046507333-13", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "\nMenurut definisi resminya, RRT merupakan suatu negara komunis karena ia memang merupakan negara komunis pada abad ke-20 yang lalu. Secara resmi ia masih dikenal sebagai negara komunis, meskipun sejumlah ilmuwan politik kini tidak mendefinisikannya lagi sebagai negara komunis. Tiada definisi yang tepat yang dapat diberikan kepada jenis pemerintahan yang diamalkan negara ini, karena strukturnya tidak dikenal pasti. Salah satu sebab masalah ini ada adalah karena sejarahnya, Negara Tiongkok merupakan negara yang diperintah oleh para kaisar selama 2000 tahun dengan sebuah pemerintahan pusat yang kuat dengan pengaruh Konfusianisme. Setelah era monarki berakhir pada tahun 1911, Tiongkok diperintah secara otokratis oleh Partai Nasionalis Kuomintang dan beberapa panglima perang. Kemudian setelah 1949 pemerintahan dilanjutkan oleh Partai Komunis Tiongkok.", "question_text": "Bagaimanakah sistem pemerintahan di China ?", "answers": [{"text": "komunis", "start_byte": 55, "limit_byte": 62}]} {"id": "166099496783165329-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda", "passage_text": "Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda, (Inggris: Sultan Iskandar Muda International Airport, Aceh: Bandar Udara Antar Nanggroë Sultan Iskandar Muda), dikenal juga dengan Bandar Udara Internasional Banda Aceh (Inggris: Banda Aceh International Airport) (IATA: BTJ, ICAO: WITT) adalah sebuah bandar udara yang melayani Kota Banda Aceh dan sekitarnya, yang terletak di wilayah Kecamatan Blang Bintang, Aceh Besar, Provinsi Aceh. Nama bandara ini diambil dari nama Sultan Iskandar Muda, seorang Raja dari Aceh. Bandara ini dikelola oleh PT Angkasa Pura II, untuk melayani rute domestik dan internasional. Saat ini sudah ada tiga penerbangan internasional, yaitu Air Asia ke Kuala Lumpur dan Firefly ke Penang dan Malindo Air ke Penang", "question_text": "Apa nama bandara Aceh?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Sultan Iskandar Muda", "start_byte": 0, "limit_byte": 47}]} {"id": "-5253739414210103095-3", "language": "indonesian", "document_title": "Linkin Park", "passage_text": "Awal pembentukan Linkin Park yaitu pertemuan Mike Shinoda dan Brad Delson (gitaris Linkin Park) di kelas 7. Lalu mereka membentuk band bernama Xero. Brad juga bermain untuk band Relative Degree, salah satu personelnya yaitu Rob Bourdon (drummer Linkin Park). Mike berkenalan dengan Rob melalui Brad dan Rob bergabung dengan Xero. Saat kuliah, Brad berkenalan dengan Dave \"Phoenix\" Farrell (bassis Linkin Park) yang merupakan teman sekamar Brad. Mike, yang mengambil jurusan ilustrasi di Universitas Seni Pasadena, bertemu dengan Joe Hahn (turntablis Linkin Park). Kemudian, Dave Farrell dan Joe Hahn bergabung bersama Xero. Dave sempat meninggalkan Xero untuk bergabung kembali ke band lamanya, Tasty Snax.", "question_text": "Siapakah gitaris grup musik rock Linkin Park?", "answers": [{"text": "Brad Delson", "start_byte": 62, "limit_byte": 73}]} {"id": "-8408560049988477770-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sepeda motor", "passage_text": "Kedua penemu tersebut bertemu ketika bekerja bersama di Deutz-AG-Gasmotorenfabrik, produsen mesin stasioner terbesar pada tahun 1872. Pemilik Deutz-AG-Gasmotorenfabrik yang bernama Nikolaus Otto berhasil membua mesin empat langkah atau yang disebut juga mesin empat tak dan penemuan tersebut dipatenkan pada tahun 1877. Walaupun mesin empat tak tersebut masih terlalu sederhana dan kurang efisien, namun mesin tersebut diharapkan dapat menggantikan mesin uap. Pada tahun 1880, Daimler dan Maybach dipecat dari perusahaan tersebut dan keduanya mendirikan sebuah bengkel di Suttgart. Pada tahun 1885, keduanya menciptakan karburator untuk mencampur bensin dan udara sehingga dapat digunakan sebagai bahan bakar mesin empat tak ciptaan Otto. Mereka mengembangkan mesin empat tak tersebut menjadi silinder 100 cc dan meletakkan mesin tersebut pada sebuah sepeda kayu. Sepeda kayu bermesin tersebut disebut sebagai Reitwagen (\"riding car\") dan menjadi sepeda motor pertama di dunia.[2][3]", "question_text": "Apa nama sepeda motor pertama di dunia ?", "answers": [{"text": "Reitwagen", "start_byte": 910, "limit_byte": 919}]} {"id": "8268393599256541909-0", "language": "indonesian", "document_title": "Glikosaminoglikan", "passage_text": "Glikosaminoglikan[1] (GAGs) atau mukopolisakarida[2] adalah polisakarida tidak bercabang panjang yang terdiri dari unit disakarida berulang. Unit berulang (kecuali untuk keratan) terdiri dari gula amino (N-asetilglukosamin atau N-asetilgalaktosamin) bersama dengan gula uronik (asam glukuronat atau asam iduronat) atau galaktosa.[3] Glikosaminoglikan sangat polar dan menarik air. Mereka karena itu berguna bagi tubuh sebagai pelumas atau sebagai peredam kejut.", "question_text": "Apa itu glikosaminoglikan ?", "answers": [{"text": "polisakarida tidak bercabang panjang yang terdiri dari unit disakarida berulang", "start_byte": 60, "limit_byte": 139}]} {"id": "7215992054441861257-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jarak bulan (astronomi)", "passage_text": "\n\nDalam astronomi, jarak bulan adalah ukuran jarak dari bumi ke bulan. Jarak rata-rata dari Bumi ke Bulan adalah 384,400km (238,900mi).[1] (setidaknya 389 jb adalah 1 AU, jarak antara Bumi dan Matahari) Jarak aslinya berubah-ubah mengikuti orbit bulan, dari 363,104km (225,622mi) pada saat perige dan 405,696km (252,088mi) pada saat apoge menghasilkan perbedaan jarak 42,592km (26,465mi).", "question_text": "berapakah jarak bulan ke bumi?", "answers": [{"text": "384,400km", "start_byte": 113, "limit_byte": 122}]} {"id": "4068433362949643224-2", "language": "indonesian", "document_title": "Label", "passage_text": "Label umumnya dipilih langsung secara informal oleh pembuat item atau penampil item,tergantung pada sistem.\nIstilah penandaan (tagging) dipopulerkan oleh situs yang berhubungan dengan Web 2.0 dan menjadi fitur penting di banyak layanan Web 2.0. Tagging sekarang juga menjadi bagian dari software desktop.", "question_text": "Apakah Penanda sosial sebuah software?", "answers": [{"text": "Tagging", "start_byte": 245, "limit_byte": 252}]} {"id": "-129299740344184750-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bakpia Pathuk", "passage_text": "\nBakpia adalah kue berbentuk bulat pipih, terbuat dari campuran kacang hijau dengan gula, yang dibungkus dengan tepung, lalu dipanggang. Bakpia asal mulanya berasal dari daratan Tiongkok. Bakpia Pathuk adalah salah satu varian Bakpia yang berkembang di Yogyakarta Saat ini Bakpia Pathuk sudah menjadi salah satu makanan khas sekaligus oleh-oleh khas dari Yogyakarta. Ini merupakan salah satu wujud nyata akulturasi budaya Tiongkok dan budaya Jawa, dalam hal ini Yogyakarta.", "question_text": "Apakah nama jajanan jalanan khas Jogjakarta ?", "answers": [{"text": "Bakpia Pathuk", "start_byte": 273, "limit_byte": 286}]} {"id": "316041009885027399-1", "language": "indonesian", "document_title": "Restorasi Meiji", "passage_text": "Restorasi Meiji terjadi pada tahun 1866 sampai 1869, tiga tahun yang mencakup akhir zaman Edo dan awal zaman Meiji. Restorasi ini diakibatkan oleh Perjanjian Shimoda dan Perjanjian Towsen Harris yang dilakukan oleh Komodor Matthew Perry dari Amerika Serikat.", "question_text": "Kapan Restorasi Meiji terjadi?", "answers": [{"text": "1866 sampai 1869", "start_byte": 35, "limit_byte": 51}]} {"id": "-3295890701230478635-10", "language": "indonesian", "document_title": "Uganda", "passage_text": "\n\nWalaupun tidak memiliki pantai, Uganda mempunyai beberapa danau besar, seperti Danau Victoria,\nDanau Albert, Danau Kyoga, dan Danau Edward. Negeri ini terletak di plateau Afrika Timur, kira-kira 900 m di atas permukaan laut. Pada umumnya Uganda beriklim tropis, tetapi terdapat\njuga variasi. Uganda mempunyai beberapa pulau di danau Victoria. Kota-kota terpenting terletak\ndi selatan di dekat danau Victoria termasuk ibukota Kampala dan kota di dekatnya Entebe.", "question_text": "Apakah ibukota negara Uganda?", "answers": [{"text": "Kampala", "start_byte": 427, "limit_byte": 434}]} {"id": "8496840159713362067-0", "language": "indonesian", "document_title": "Estonia", "passage_text": "Estonia (Estonian: Eesti), resminya Republik Estonia (Estonian: Eesti Vabariik), adalah sebuah negara berdaulat di kawasan Baltik di Eropa Utara. Estonia berbatasan dengan Teluk Finlandia di utara, dengan Laut Baltik di barat, dengan Latvia dan Teluk Riga di selatan (343km), dan Danau Peipus (Peipsi) dan Rusia di timur (338,6km).[1] Di seberang barat Laut Baltik terletak Swedia, sedangkan di utaranya terdapat Finlandia. Sejak tanggal 21 Desember 2007, Estonia turut meratifikasi Perjanjian Schengen 1985, yakni perjanjian yang dibuat oleh sejumlah negara Eropa untuk menghapuskan pengawasan perbatasan di antara mereka. Wilayah Estonia seluas 45,227km2 (17,462sqmi), dan dipengaruhi oleh iklim sedang. Bangsa Estonia tergolong orang Fin Baltik, dan bahasa resminya adalah bahasa Esti yang serumpun dengan bahasa Suomi.", "question_text": "Dimana letak Estonia ?", "answers": [{"text": "Eropa Utara", "start_byte": 133, "limit_byte": 144}]} {"id": "1739751577800953196-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gado-gado", "passage_text": "Gado-gado adalah salah satu makanan yang berasal dari Indonesia yang berupa sayur-sayuran yang direbus dan dicampur jadi satu, dengan bumbu kacang atau saus dari kacang tanah dan yang dihaluskan disertai irisan telur dan pada umumnya banyak yang menambahkan kentang rebus yang sudah dihaluskan untuk saus gado gado kentang rebus dimasak bersamaan dengan bumbu kacang kemudian di atasnya ditaburi bawang goreng. Sedikit emping goreng atau kerupuk (ada juga yang memakai kerupuk udang) juga ditambahkan.", "question_text": "dari manakah gado-gado berasal?", "answers": [{"text": "Indonesia", "start_byte": 54, "limit_byte": 63}]} {"id": "-5824716381197445742-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peta", "passage_text": "Peta adalah gambaran permukaan bumi pada bidang datar dengan skala tertentu melalui suatu sistem proyeksi. atau peta adalah gambaran suatu permukaan bumi pada bidang datar dan diperkecil dengan menggunakan skala. Peta bisa disajikan dalam berbagai cara yang berbeda, mulai dari peta konvensional yang tercetak hingga peta digital yang tampil di layar komputer. Istilah peta berasal dari bahasa Yunani mappa yang berarti taplak atau kain penutup meja. Namun secara umum pengertian peta adalah lembaran seluruh atau sebagian permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil dengan menggunakan skala tertentu. Sebuah peta adalah representasi dua dimensi dari suatu ruang tiga dimensi. Ilmu yang mempelajari pembuatan peta disebut kartografi. Banyak peta mempunyai skala, yang menentukan seberapa besar objek pada peta dalam keadaan yang sebenarnya. Kumpulan dari beberapa peta disebut atlas.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan PETA ?", "answers": [{"text": "gambaran permukaan bumi pada bidang datar dengan skala tertentu melalui suatu sistem proyeksi", "start_byte": 12, "limit_byte": 105}]} {"id": "-6521917347832801067-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "Siapakah presiden Indonesia pertama?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "7363471840153146497-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerusuhan Stonewall", "passage_text": "\nKerusuhan Stonewall adalah serangkaian demonstrasi spontan dengan kekerasan oleh anggota komunitas gay memprotes penggerebekan polisi yang terjadi pada dini hari 28 Juni 1969 di Stonewall Inn, kawasan Greenwich Village, New York City. Demonstrasi ini secara luas dianggap sebagai suatu peristiwa paling penting yang memicu gerakan pembebasan gay dan perjuangan modern untuk hak-hak gay dan lesbian di Amerika Serikat.[2][3]", "question_text": "Mengapa Kerusuhan Stonewall terjadi?", "answers": [{"text": "memprotes penggerebekan polisi yang terjadi pada dini hari 28 Juni 1969 di Stonewall Inn, kawasan Greenwich Village, New York City", "start_byte": 104, "limit_byte": 234}]} {"id": "-5872294829841524402-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas jerman ?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "-7458134319764428681-3", "language": "indonesian", "document_title": "Sinar Harapan", "passage_text": "Sinar Harapan terbit perdana pada tanggal 27 April 1961. Tokoh – tokoh yang terlibat dalam upaya pendirian Sinar Harapan adalah: Dr. Komang Makes; Lengkong; Ds. Roesman Moeljodwiatmoko; Simon Toreh; Prof. Dr. Soedarmo; J.B. Andries; Dr. J. Leimena; Supardi; Ds. Soesilo; Ds. Saroempaet; Soehardhi; Ds.S. Marantika; Darius Marpaung; Prof. Ds. J.L.Ch. Abineno; J.C.T. Simorangkir SH; Ds. W.J. Rumambi; H.G. Rorimpandey; Sahelangi; A.R.S.D. Ratulangi; Dra. Ny. B. Simorangkir", "question_text": "siapakah pendiri koran Sinar Harapan?", "answers": [{"text": "Dr. Komang Makes; Lengkong; Ds. Roesman Moeljodwiatmoko; Simon Toreh; Prof. Dr. Soedarmo; J.B. Andries; Dr. J. Leimena; Supardi; Ds. Soesilo; Ds. Saroempaet; Soehardhi; Ds.S. Marantika; Darius Marpaung; Prof. Ds. J.L.Ch. Abineno; J.C.T. Simorangkir SH; Ds. W.J. Rumambi; H.G. Rorimpandey; Sahelangi; A.R.S.D. Ratulangi; Dra. Ny. B. Simorangkir", "start_byte": 131, "limit_byte": 474}]} {"id": "-7634523295137194229-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uranus", "passage_text": "Uranus adalah planet ketujuh dari Matahari dan planet yang terbesar ketiga dan terberat keempat dalam Tata Surya. Ia dinamai dari nama dewa langit Yunani kuno Uranus (Οὐρανός) ayah dari Kronos (Saturnus) dan kakek dari Zeus (Jupiter). Meskipun Uranus terlihat dengan mata telanjang seperti lima planet klasik, ia tidak pernah dikenali sebagai planet oleh pengamat dahulu kala karena redupnya dan orbitnya yang lambat.[14] Sir William Herschel mengumumkan penemuannya pada tanggal 13 Maret 1781, menambah batas yang diketahui dari Tata Surya untuk pertama kalinya dalam sejarah modern. Uranus juga merupakan planet pertama yang ditemukan dengan menggunakan teleskop.", "question_text": "Tanggal berapa Uranus ditemukan?", "answers": [{"text": "13 Maret", "start_byte": 488, "limit_byte": 496}]} {"id": "-5849397298861423030-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Belanda", "passage_text": "\n\nMenurut konstitusi Belanda, Amsterdam adalah ibu kota Belanda, meskipun parlemen dan pemerintah Belanda telah berada di Den Haag sejak 1588, demikian pula dengan Mahkamah Agung dan Dewan Negara.[1][2] Sejak revisi Konstitusi tahun 1983, Pasal 32 secara khusus menyebutkan bahwa \"Raja yang akan disumpah dan dilantik sesegera mungkin di ibu kota, Amsterdam\",[3][4] sebagai satu-satunya referensi dalam Konstitusi yang menyatakan bahwa Amsterdam adalah ibu kota.", "question_text": "apakah nama ibu kota Belanda ?", "answers": [{"text": "Amsterdam", "start_byte": 30, "limit_byte": 39}]} {"id": "-7938089088821686343-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perdagangan elektronik", "passage_text": "Perdagangan elektronik (English: electronic commerce atau e-commerce) adalah penyebaran, pembelian, penjualan, pemasaran barang dan jasa melalui sistem elektronik seperti internet atau televisi, www, atau jaringan komputer lainnya. E-commerce dapat melibatkan transfer dana elektronik, pertukaran data elektronik, sistem manajemen inventori otomatis, dan sistem pengumpulan data otomatis.", "question_text": "Apa itu ecommerce?", "answers": [{"text": "penyebaran, pembelian, penjualan, pemasaran barang dan jasa melalui sistem elektronik seperti internet atau televisi, www, atau jaringan komputer lainnya", "start_byte": 77, "limit_byte": 230}]} {"id": "-1348198917750542806-5", "language": "indonesian", "document_title": "Tapir asia", "passage_text": "Masa hamil tapir Asia sekitar 400 hari, dimana setelahnya seekor anak lahir dengan berat 6,8 kg (15 pon). Tapir asia merupakan yang terbesar saat lahir dibanding jenis-jenis tapir lainnya dan tumbuh lebih cepat dari jenis tapir lain.[6] tapir muda dari semua jenis berbulu cokelat dengan garis-garis dan bintik-bintik putih, pola yang memungkinkannya bersembunyi dengan efektif di dalam bayangan-bayangan hutan. Pola pada bayi ini berubah menjadi pola warna tapir dewasa antara empat hingga tujuh bulan setelah kelahiran. Anak tapir disapih antara umur 6 dan 8 bulan dan binatang ini menjadi dewasa pada umur tiga tahun. perkembangbiakan basanya terjadi pada bulan April, Mei Atau Juni. Tapir betina biasanya melahirkan satu anak tiap dua tahun. Tapir asia dapat hidup hingga 30 tahun baik di alam liar maupun di kurungan.", "question_text": "Bagaimana Tapir asia berkembangbiak?", "answers": [{"text": "melahirkan", "start_byte": 709, "limit_byte": 719}]} {"id": "-2521213508241078235-0", "language": "indonesian", "document_title": "Unsur kimia", "passage_text": "Unsur kimia adalah suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya (yaitu, nomor atom, atau Z, yang sama).[1] Sebanyak 118 unsur telah diidentifikasi, yang 94 di antaranya terjadi secara alami di bumi. Sedangkan 24 sisanya, merupakan unsur sintetis. Terdapat 80 unsur yang memiliki sekurang-kurangnya satu isotop stabil dan 38 unsur yang merupakan radionuklida yang, seiring berjalannya waktu, meluruh menjadi unsur lain. Besi adalah unsur penyusun bumi paling melimpah (berdasarkan massa), sementara oksigen adalah yang paling melimpah di kerak bumi.[2]", "question_text": "berapakah jumlah unsur kimia yang ada?", "answers": [{"text": "118", "start_byte": 147, "limit_byte": 150}]} {"id": "-543901879821972314-33", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Malang", "passage_text": "Jumlah penduduk Kota Malang adalah 895.387 jiwa pada tahun 2017.[10] Dengan luas Kota Malang yang mencapai 145,28km2,[3] kepadatan penduduk Kota Malang mencapai 6.200 jiwa/km2. Malang merupakan kota ke-21 terbesar di Indonesia[46] dan merupakan kota ke-18 terpadat se-Indonesia.", "question_text": "Berapa penduduk Kota Malang 2017?", "answers": [{"text": "895.387", "start_byte": 35, "limit_byte": 42}]} {"id": "-8850322861226025031-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toy Story 4", "passage_text": "Toy Story 4 adalah sebuah film komedi percintaan animasi komputer 3D Amerika 2019, installment keempat dalam serial Toy Story, dan sekuel dari Toy Story 3 (2010). Film tersebut diproduksi oleh Pixar Animation Studios, dan akan dirilis oleh Walt Disney Pictures. Film tersebut disutradarai oleh John Lasseter, sutradara Toy Story (1995) dan Toy Story 2 (1999), dan juga dibantu penyutradaraannya oleh Josh Cooley. Ceritanya dibuat oleh tim penulis dari Toy Story asli: Lasseter, Pete Docter, Andrew Stanton dan Lee Unkrich.[2] Film tersebut direncanakan dirilis pada 21 Juni 2019.", "question_text": "kapankah Toy Story pertama dirilis?", "answers": [{"text": "1995", "start_byte": 330, "limit_byte": 334}]} {"id": "2222276474901282519-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "berapakah luas Samudra Pasifik?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "4333815556593368461-4", "language": "indonesian", "document_title": "Filsafat", "passage_text": "Kata falsafah atau filsafat dalam bahasa Indonesia merupakan kata serapan dari bahasa Arab فلسفة, yang juga diambil dari bahasa Yunani; Φιλοσοφία philosophia. Dalam bahasa ini, kata ini merupakan kata majemuk, dan berasal dari kata-kata (philia = persahabatan, cinta dsb.) dan (sophia = \"kebijaksanaan\"). Sehingga arti harafiahnya adalah seorang “pencinta kebijaksanaan”.Kata filosofi yang dipungut dari bahasa Belanda juga dikenal di Indonesia. Bentuk terakhir ini lebih mirip dengan aslinya. Dalam bahasa Indonesia seseorang yang mendalami bidang falsafah disebut \"filsuf\".", "question_text": "Apa pengertian dari seorang filsuf ?", "answers": [{"text": "seseorang yang mendalami bidang falsafah", "start_byte": 535, "limit_byte": 575}]} {"id": "-7222205928331814138-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Krowe", "passage_text": "Orang Krowe atau disebut sebagai Ata Krowe adalah sekelompok masyarakat lokal yang hidup di Kampung Romanduru, Kabupaten Sikka, Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur. Julukan sebagai Ata Krowe merujuk pada makna kata “Krowe” yang berarti gunung dan \"Ata\" yang berarti orang. Dengan demikian, Orang Krowe sering diidentikan sebagai orang gunung karena wilayah dan tempat tinggalnya. Mereka juga menggunakan Bahasa Sikka sebagai penutur kesehariannya.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan Orang Krowe?", "answers": [{"text": "Bahasa Sikka", "start_byte": 406, "limit_byte": 418}]} {"id": "7251553621498109213-2", "language": "indonesian", "document_title": "Salahuddin Ayyubi", "passage_text": "Shalahuddin Al-Ayyubi berasal dari bangsa Kurdi.[1] Ayahnya Najmuddin Ayyub dan pamannya Asaduddin Syirkuh hijrah (migrasi) meninggalkan kampung halamannya dekat Danau Fan dan pindah ke daerah Tikrit (Irak). Shalahuddin lahir di benteng Tikrit, Irak tahun 532 H/1137 M, ketika ayahnya menjadi penguasa Seljuk di Tikrit. Saat itu, baik ayah maupun pamannya mengabdi kepada Imaduddin Zanky, gubernur Seljuk untuk kota Mousul, Irak. Ketika Imaduddin berhasil merebut wilayah Balbek, Lebanon tahun 534 H/1139 M, Najmuddin Ayyub (ayah Shalahuddin) diangkat menjadi gubernur Balbek dan menjadi pembantu dekat Raja Suriah Nuruddin Mahmud. Selama di Balbek inilah, Shalahuddin mengisi masa mudanya dengan menekuni teknik perang, strategi, maupun politik. Setelah itu, Shalahuddin melanjutkan pendidikannya di Damaskus untuk mempelajari teologi Sunni selama sepuluh tahun, dalam lingkungan istana Nuruddin. Pada tahun 1169, Shalahudin diangkat menjadi seorang wazir (konselor).", "question_text": "Dimana Salahuddin Ayyubi lahir ?", "answers": [{"text": "benteng Tikrit, Irak", "start_byte": 229, "limit_byte": 249}]} {"id": "65425996307725251-7", "language": "indonesian", "document_title": "Hepatitis B", "passage_text": "Pada umumnya, gejala penyakit Hepatitis B ringan. Gejala tersebut dapat berupa selera makan hilang, rasa tidak enak di perut, mual sampai muntah, demam ringan, kadang-kadang disertai nyeri sendi dan bengkak pada perut kanan atas. Setelah satu minggu akan timbul gejala utama seperti bagian putih pada mata tampak kuning, kulit seluruh tubuh tampak kuning dan air seni berwarna seperti teh.[11]", "question_text": "Apakah gejala utama hepatitis B?", "answers": [{"text": "bagian putih pada mata tampak kuning, kulit seluruh tubuh tampak kuning dan air seni berwarna seperti teh", "start_byte": 283, "limit_byte": 388}]} {"id": "-801996247628477677-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toei Animation", "passage_text": "Toei Animation(東映アニメーション,Tōei Animēshon) (JASDAQ:) adalah nama sebuah studio animasi Jepang yang dimiliki oleh perusahaan Toei Company. Studio animasi ini didirikan tahun 1956, dan sejak saat itu Toei sudah memproduksi berbagai judul film animasi.", "question_text": "Kapan Toei Animation berdiri ?", "answers": [{"text": "1956", "start_byte": 191, "limit_byte": 195}]} {"id": "6798102307384693476-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pemilihan umum Presiden Indonesia 2014", "passage_text": "Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia Tahun 2014 (disingkat Pilpres 2014) dilaksanakan pada tanggal 9 Juli 2014 untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden Indonesia untuk masa bakti 2014-2019. Pemilihan ini menjadi pemilihan presiden langsung ketiga di Indonesia. Presiden petahana Susilo Bambang Yudhoyono tidak dapat maju kembali dalam pemilihan ini karena dicegah oleh undang-undang yang melarang periode ketiga untuk seorang presiden.[1][2] Menurut UU Pemilu 2008, hanya partai yang menguasai lebih dari 20% kursi di Dewan Perwakilan Rakyat atau memenangi 25% suara populer dapat mengajukan kandidatnya. Undang-undang ini sempat digugat di Mahkamah Konstitusi, namun pada bulan Januari 2014, Mahkamah memutuskan undang-undang tersebut tetap berlaku.[3][4] Pemilihan umum ini akhirnya dimenangi oleh pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla dengan memperoleh suara sebesar 53,15%, mengalahkan pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa yang memperoleh suara sebesar 46,85% sesuai dengan keputusan KPU RI pada 22 Juli 2014.[5] Presiden dan Wakil Presiden terpilih dilantik pada tanggal 20 Oktober 2014, menggantikan Susilo Bambang Yudhoyono.", "question_text": "siapakah pemenang pemilu tahun 2014 di Indonesia?", "answers": [{"text": "Joko Widodo-Jusuf Kalla", "start_byte": 835, "limit_byte": 858}]} {"id": "6564066127293553721-29", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Medan", "passage_text": "Kota Medan memiliki beragam etnis dengan mayoritas penduduk beretnis Jawa, Batak, Tionghoa, dan Minangkabau. Adapun etnis aslinya adalah Melayu dan Suku Karo bagian Jahe atau pesisir. Keanekaragaman etnis di Medan terlihat dari jumlah masjid, gereja dan vihara Tionghoa yang banyak tersebar di seluruh kota. Daerah di sekitar Jl. Zainul Arifin dikenal sebagai Kampung Keling, yang merupakan daerah pemukiman orang keturunan India.", "question_text": "Apa suku asli masyarakat Medan ?", "answers": [{"text": "Melayu dan Suku Karo", "start_byte": 137, "limit_byte": 157}]} {"id": "4197165757646363231-0", "language": "indonesian", "document_title": "Edom", "passage_text": "ka|jmpl|200px|Peta kerajaan Edom (warna merah) pada puncak kejayaannya, ~600SM. Wilayah yang berwarna merah tua adalah perkiraan batas wilayah Idumaea (zaman Romawi).\nEdom merupakan nama tempat yang sebelumnya dikenal dengan nama Seir.[1] Tanah dan penghuni dari Edom ini ditemukan di dataran bagian selatan dan tenggara dari Laut Mati.[2] Edom juga bertetangga dengan Israel di timur dan selatan.[3] Di dalam Alkitab nama 'Edom' memiliki tiga makna.[1] Makna yang pertama (Kejadian 25:30; 36:1, 8, dan 19) yaitu nama lain dari Esau sebagai peringatan bahwa ia menukar hak kesulungannya dengan sup merah.[1] Makna yang kedua (kitab Bilangan 20:18, 20, 21; kitab Amos 1:6, 11; 9:12; kitab Maleakhi 1:4) yaitu Edom sebagai suatu kelompok bangsa.[1] Makna yang ketiga (kitab Kejadian 32:3; 36:20, 21, 30; kitab Bilangan 24:18) yaitu tanah yang diduduki oleh keturunan Esau, yang sebelumnya dikenal dengan nama Seir.[1] Kata Edom sendiri berarti 'merah'.[4] Kata ini menunjuk pada sup yang diberikan sebagai ganti hak kesulungannya.[2] Selain itu, kata ini juga berkaitan dengan kelahiran Esau yang terdapat dalam kitab Kejadian 25:25.[4] Selain itu, kata \"merah\" ini juga muncul karena warna kemerah-merahan yang ada pada tanah Edom yang di dalam Akitab disebutkan terdiri dari batu yang berwarna merah.[5] Dalam zaman Romawi atau Perjanjian Baru, wilayah Edom dikenal dengan nama Idumea.", "question_text": "Apa itu Edom ?", "answers": [{"text": "nama tempat yang sebelumnya dikenal dengan nama Seir", "start_byte": 182, "limit_byte": 234}]} {"id": "7207247641104075594-12", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "Mahabharata merupakan kisah kilas balik yang dituturkan oleh Resi Wesampayana untuk Maharaja Janamejaya yang gagal mengadakan upacara korban ular. Sesuai dengan permohonan Janamejaya, kisah tersebut merupakan kisah raja-raja besar yang berada di garis keturunan Maharaja Yayati, Bharata, dan Kuru, yang tak lain merupakan kakek moyang Maharaja Janamejaya. Kemudian Kuru menurunkan raja-raja Hastinapura yang menjadi tokoh utama Mahabharata. Mereka adalah Santanu, Chitrāngada, Wicitrawirya, Dretarastra, Pandu, Yudistira, Parikesit dan Janamejaya.", "question_text": "Siapa tokoh utama dalam wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Santanu, Chitrāngada, Wicitrawirya, Dretarastra, Pandu, Yudistira, Parikesit dan Janamejaya", "start_byte": 455, "limit_byte": 547}]} {"id": "4209327336496570261-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pita kaset", "passage_text": "Kaset pertama kali diperkenalkan oleh Phillips pada tahun 1963 di Eropa dan tahun 1964 di Amerika Serikat, dengan nama Compact Cassette. Kemudian kaset semakin populer di industri musik selama tahun 1970-an dan perlahan-lahan menggeser piringan hitam.\nProduksi besar kaset diawali pada tahun 1964 di Hanover, Jerman. Pada awalnya, kualitas suara pada kaset ini tidak terlalu bagus untuk musik. Bahkan beberapa model awal tidak memiliki rancangan mesin yang baik. Pada tahun 1971, The Advant Corporation memperkenalkan model terbarunya, Model 201, yang menggabungkan Dolby tipe B pengurang gangguan (noise) dengan pita kromium dioksida. Oleh karena itulah kaset mulai dapat digunakan dalam industri musik secara serius, dan dimulailah era kaset berketepatan tinggi.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan Compact Cassette?", "answers": [{"text": "Phillips", "start_byte": 38, "limit_byte": 46}]} {"id": "8843838490681442885-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dirgantara Air Service", "passage_text": "Dirgantara Air Service merupakan sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di Jakarta, Indonesia. Maskapai ini mengoperasikan penerbangan domestik, sewaan dan fotografi udara. Basis utamanya terletak di Bandar Udara Internasional Halim Perdanakusuma, Jakarta, Bandar Udara Syamsudin Noor, Banjarbaru dan Bandar Udara Supadio, Pontianak, dengan hub di Bandar Udara Temindung, Samarinda dan Bandar Udara Juwata, Tarakan[2].", "question_text": "Dimana kantor pusat Dirgantara Air Service?", "answers": [{"text": "Jakarta, Indonesia", "start_byte": 78, "limit_byte": 96}]} {"id": "823786799874076820-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jam Gadang", "passage_text": "Jam Gadang adalah nama untuk menara jam yang terletak di pusat kota Bukittinggi, Sumatera Barat, Indonesia. Menara jam ini memiliki jam dengan ukuran besar di empat sisinya sehingga dinamakan Jam Gadang, sebutan bahasa Minangkabau yang berarti \"jam besar\".", "question_text": "Dimana letak jam Gadang?", "answers": [{"text": "Bukittinggi, Sumatera Barat, Indonesia", "start_byte": 68, "limit_byte": 106}]} {"id": "-5066247661961005196-0", "language": "indonesian", "document_title": "Penyerbuan", "passage_text": "Invasi adalah aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa. Invasi bisa menjadi penyebab perang, bisa digunakan sebagai strategi untuk menyelesaikan perang, atau bisa menjadi inti dari perang itu sendiri.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Invasi ?", "answers": [{"text": "aksi militer di mana angkatan bersenjata suatu negara memasuki kota yang dikuasai oleh suatu negara lain, dengan tujuan menguasai daerah tersebut atau mengubah pemerintahan yang berkuasa", "start_byte": 14, "limit_byte": 200}]} {"id": "4386456686481702444-0", "language": "indonesian", "document_title": "Roma", "passage_text": "Roma (English: Rome, Italian: Roma [ˈroːma](listen), Latin: Rōma) adalah sebuah kota dan comune khusus (bernama Roma Capitale) di Italia. Roma adalah ibu kota Italia dan regioni Lazio. Dengan 2,9 juta penduduk dalam wilayah seluas 1.285 km2, Roma juga merupakan comune terpadat dan terbesar di negara tersebut serta kota terpadat keempat di Uni Eropa menurut jumlah populasi di dalam batas kota. Kota Metropolitan Roma memiliki populasi 4,3 juta penduduk.[2] Kota ini terletak di bagian barat-tengah Semenanjung Italia, dalam Lazio, di sepanjang pesisir Sungai Tiber. Kota Vatikan merupakan suatu negara independen yang secara geografis terletak di dalam batas-batas kota Roma, menjadi satu-satunya contoh yang masih ada negara yang terdapat di dalam suatu kota sehingga karenanya Roma seringkali didefinisikan sebagai ibu kota dua negara.[3][4]", "question_text": "Berapa luas kota Roma ?", "answers": [{"text": "1.285 km2", "start_byte": 234, "limit_byte": 243}]} {"id": "6461623232889790097-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekspor", "passage_text": "\njmpl|200px|ka|Kegiatan pemuatan barang ekspor.\nEkspor adalah proses transportasi barang atau komoditas dari suatu negara ke negara lain.[1] Proses ini seringkali digunakan oleh perusahaan dengan skala bisnis kecil sampai menengah sebagai strategi utama untuk bersaing di tingkat internasional.[2] Strategi ekspor digunakan karena risiko lebih rendah, modal lebih kecil dan lebih mudah bila dibandingkan dengan strategi lainnya.[2] Strategi lainnya misalnya franchise dan akuisisi.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ekspor?", "answers": [{"text": "proses transportasi barang atau komoditas dari suatu negara ke negara lain", "start_byte": 62, "limit_byte": 136}]} {"id": "6199359857262895185-0", "language": "indonesian", "document_title": "Maqam Ibrahim", "passage_text": "\nMaqam Ibrahim Arabic: مقام إبراهيم‎, juga diucapkan sebagai (Makam Ibrahim) merupakan bangunan (struktur) yang mencakup batu lebar kecil yang terletak kurang lebuh 20 hasta di sebelah timur Ka'bah. Tempat ini adalah kuburan Nabi Ibrahim sebagaimana dugaan atau pendapat kebanyakan orang. Di dalam bangunan kecil ini terdapat sebuah batu yang diturunkan oleh Allah dari Surga bersamaan dengan dengan batu-batu kecil lainnya yang terdapat di Hajar Aswad[1]. Di atas batu Maqam Ibrahim ini, Nabi Ibrahim pernah berdiri di waktu ia membangun Ka'bah disamping putranya Nabi Isma'il memberikan bongkah-bongkah batu kepadanya.", "question_text": "Siapa nama nabi yang mendirikan ka'bah ?", "answers": [{"text": "Nabi Ibrahim", "start_byte": 502, "limit_byte": 514}]} {"id": "-4464905796549002789-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tritunggal", "passage_text": "Doktrin Kristen atau Kristiani tentang Tritunggal atau Trinitas (kata Latin yang secara harfiah berarti \"tiga serangkai\", dari kata [trinus, \"rangkap tiga\"]error: {{lang}}: text has italic markup (help))[1] menyatakan bahwa Allah adalah tiga pribadi[2] atau hipostasis[3] yang sehakikat (konsubstansial)—Bapa, Putra (Yesus Kristus), dan Roh Kudus—sebagai \"satu Allah dalam tiga Pribadi Ilahi\". Ketiga pribadi ini berbeda, namun merupakan satu \"substansi, esensi, atau kodrat\" (homoousios).[4] Dalam konteks ini, \"kodrat\" adalah apa Dia, sedangkan \"pribadi\" adalah siapa Dia.[5][6][7]", "question_text": "Apa itu Trinitas dalam Kristen?", "answers": [{"text": "tiga serangkai", "start_byte": 105, "limit_byte": 119}]} {"id": "1892111624447259749-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kompas (surat kabar)", "passage_text": "Harian Kompas adalah nama surat kabar Indonesia yang berkantor pusat di Jakarta. Koran Kompas diterbitkan oleh PT Kompas Media Nusantara yang merupakan bagian dari Kompas Gramedia (KG). Kompas juga terbit dalam bentuk daring di alamat Kompas.com yang dikelola oleh PT Kompas Cyber Media. Kompas.com berisi berita-berita yang diperbarui secara aktual dan juga memiliki subkanal koran Kompas dalam bentuk digital.", "question_text": "Siapakah yang menerbitkan koran Kompas?", "answers": [{"text": "PT Kompas Media Nusantara", "start_byte": 111, "limit_byte": 136}]} {"id": "164224474186409488-4", "language": "indonesian", "document_title": "Facebook", "passage_text": "Mark Zuckerberg menciptakan Facemash, pendahulu Facebook, pada tanggal 28 Oktober 2003 ketika berada di Harvard sebagai mahasiswa tahun kedua. Menurut The Harvard Crimson, situs ini mirip dengan Hot or Not, dan menggunakan \"foto yang diperoleh dari Facebook (buku wajah) daring di sembilan asrama, menempatkan dua foto berdampingan pada satu waktu dan meminta pengguna memilih yang mana yang paling seksi\".[18][19]\n", "question_text": "dimanakah Facebook didirikan?", "answers": [{"text": "Harvard", "start_byte": 104, "limit_byte": 111}]} {"id": "-6841617575498563917-1", "language": "indonesian", "document_title": "Denominasi Kristen", "passage_text": "Dalam pengertian Kristen, Denominasi adalah suatu kelompok keagamaan yang dapat diidentifikasikan di bawah satu nama, struktur, dan/atau doktrin.", "question_text": "Apa maksud kata denominasi?", "answers": [{"text": "suatu kelompok keagamaan yang dapat diidentifikasikan di bawah satu nama, struktur, dan/atau doktrin", "start_byte": 44, "limit_byte": 144}]} {"id": "1435742048430363371-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shekel baru Israel", "passage_text": "Shekel baru Israel (Hebrew: שקל חדש‎, Shekel Ḥadash) (tanda: ₪; akronim: ש״ח, kode: ILS) (juga dieja sheqel; pl. shekalim pelafalan shkalim - שקלים, Arab: شيقل جديد, shiqel jadid atau شيكل جديد shikel jadid) adalah mata uang negara Israel. Shekel terbagi menjadi 100 agorot (אגורות) (sing. agora, Ibrani: אגורה).", "question_text": "Apa mata uang Israel ?", "answers": [{"text": "Shekel baru Israel", "start_byte": 0, "limit_byte": 18}]} {"id": "8248119453105301834-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samurai", "passage_text": "\nSamurai (侍?), atau dalam bahasa Jepang disebut bushi (武士?, [bu͍ꜜ.ɕi̥]) atau buke (武家?), adalah bangsawan militer abad pertengahan dan awal-modern Jepang. Menurut penerjemah William Scott Wilson: \"Di Cina, 侍 adalah kata yang berarti menunggu atau menemani seseorang di jajaran masyarakat, dan ini juga sebenarnya dari istilah aslinya dalam bahasa Jepang, kata kerja saburau dan kata benda saburai. Di kedua negara tersebut istilah ini biasanya berarti \"mereka yang melayani hadir dekat dengan kaum bangsawan,\" kemudian lafal tersebut berganti menjadi samurai. Menurut Wilson, referensi awal untuk kata \"samurai\" muncul di Kokin Wakashū (905-914), kekaisaran pertama antologi puisi, selesai pada bagian pertama abad ke-10.\nPada akhir abad ke-12, samurai menjadi hampir seluruhnya identik dengan Bushi, dan kata itu terkait erat dengan ksatria kelas menengah dan atas. Samurai mengikuti seperangkat aturan yang kemudian dikenal sebagai Bushido. Walaupun samurai masih kurang dari 10% dari populasi Jepang, ajaran mereka masih dapat ditemukan hingga hari ini baik dalam kehidupan sehari - hari maupun dalam seni bela diri modern Jepang.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan samurai ?", "answers": [{"text": "bangsawan militer abad pertengahan dan awal-modern Jepang", "start_byte": 111, "limit_byte": 168}]} {"id": "7558062120228323554-5", "language": "indonesian", "document_title": "Transformers", "passage_text": "Serial TV Transformers yang dibuat pertama kali tahun 1984 diproduksi oleh Sunbow Productions, dengan mengambil jalan cerita yang berbeda dari karya Bob Budiansky. Kebanyakan jalan ceritanya mengambil dari komik Marvel. Ddalam versi ini, perbedaan antara serial TV dengan komik adalah: Shockwave loyal pada Megatron di TV,[6] sementara di komik ia adalah pemimpin Decepticons. Lainnya, Dinobots adalah sub-grup Autobots, sementara di komik mereka adalah independen.[7] Decepticons beralih menjadi Autobots (Jetfire alias Skyfire), Constructicons yang bisa bergabung menjadi Devastator, dan si raksasa Omega Supreme. Dalam komik Marvel, Optimus Prime diciptakan dari Creation Matrix, namun lucunya di serial TV season dua, yang menciptakan Optimus Prime adalah Alpha Trion dengan memakai super komputer Vector Sigma.", "question_text": "Kapan serial Transformers pertama kali tayang ?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 54, "limit_byte": 58}]} {"id": "6204698653525990469-3", "language": "indonesian", "document_title": "Videoteks", "passage_text": "Videoteks dikembangkan oleh Sam Fedida beserta rekan-rekannya di British Telecommunications Research Laboratories pada tahun 1971. Motivasi pengembangan teknologi yang mulai diujicobakan pada 1976 ini adalah untuk memberi kemudahan bagi masyarakat. Yakni melalui peningkatan penggunaan telepon, kebutuhan pelayanan informasi yang interaktif, dan sebagainya. Selanjutnya, videoteks berkembang semakin pesat dengan rentang pengguna yang luas, dari rumah tangga hingga perusahaan atau kantor-kantor besar.", "question_text": "Kapan Videoteks dikembangkan ?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 125, "limit_byte": 129}]} {"id": "-1428811815291013431-1", "language": "indonesian", "document_title": "Alfa Romeo", "passage_text": "Sebuah perusahaan yang menjadi cikal bakal Alfa Romeo sekarang ini didirikan dengan nama Società Anonima Italiana Darracq (SAID) pada tahun 1906 oleh seorang Perancis bernama Alexandre Darracq, bersama dengan beberapa investor dari Italia. Pada tahun 1909, mobil-mobil Darracq di Italia perlahan-lahan dijual dan kemudian perusahaan baru ini dinamai A.L.F.A. (Anonima Lombarda Fabbrica Automobili. Perusahaan ini masih melakukan kerjasama dengan Darracq. Mobil pertama yang bukan buatan Darracq diproduksi oleh perusahaan ini adalah 24 HP tahun 1910, didesain oleh Giuseppe Merosi. A.L.F.A. kemudian masuk ke arena balap Targa Florio tahun 1911 dengan mobil 24 HP ini. Di bulan Agustus 1915 datanglah seorang pengusaha Nicola Romeo, yang mengubah pabrik perusahaan ini untuk memproduksi benda militer yang akan digunakan Italia dalam perang. Tahun 1920, nama perusahaan ini berganti menjadi Alfa Romeo dengan diluncurkannya mobil Torpedo 20-30 HP.", "question_text": "Siapa pendiri pabrikan Italia Alfa Romeo?", "answers": [{"text": "Alexandre Darracq, bersama dengan beberapa investor dari Italia", "start_byte": 176, "limit_byte": 239}]} {"id": "6303646785038832628-1", "language": "indonesian", "document_title": "Indonesia Raya", "passage_text": "Stanza pertama dari Indonesia Raya dipilih sebagai lagu kebangsaan ketika Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya pada tanggal 17 Agustus 1945.", "question_text": "kapankah Indonesia pertama kali merdeka?", "answers": [{"text": "17 Agustus 1945", "start_byte": 129, "limit_byte": 144}]} {"id": "-2423670124888063958-1", "language": "indonesian", "document_title": "Google", "passage_text": "Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford. Mereka berdua memegang 16persen saham perusahaan. Mereka menjadikan Google sebagai perusahaan swasta pada tanggal 4 September 1998. Pernyataan misinya adalah \"mengumpulkan informasi dunia dan membuatnya dapat diakses dan bermanfaat oleh semua orang\",[9] dan slogan tidak resminya adalah \"Don't be evil\".[10][11] Pada tahun 2006, kantor pusat Google pindah ke Mountain View, California.", "question_text": "Kapan Google berdiri ?", "answers": [{"text": "4 September 1998", "start_byte": 215, "limit_byte": 231}]} {"id": "4266307662577498481-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Rutherford", "passage_text": "Ernest Rutherford, 1st Baron Rutherford of Nelson () adalah seorang fisikawan kelahiran Selandia Baru yang bekerja sama meneliti atom dengan J.J. Thomson di Universitas Cambridge.", "question_text": "Dimana Ernest Rutherford lahir?", "answers": [{"text": "Selandia Baru", "start_byte": 88, "limit_byte": 101}]} {"id": "-7364485387851190126-0", "language": "indonesian", "document_title": "Media baca", "passage_text": "Media Baca (Bahasa Inggris: Reading Media) adalah sarana yang digunakan dalam proses melihat atau memahami apa yang tertulis. Hal ini juga berarti bahwa dalam proses membaca dibutuhkan skill atau keahlian untuk memahami Informasi dari sumber- sumber media baca yang tersedia. Membaca merupakan aktivitas penting dalam sebuah proses pemerolehan bahasa atau Language acquisition maupun kaitannya dalam proses menganalisa dan memahami ilmu pengetahuan. Oleh karenanya budaya membaca terus tumbuh di tengah masyarakat dari masa ke masa. Tanggal 14 September telah ditetapkan sebagai Hari Kunjung Perpustakaan dan bulan September dicanangkan sebagai Bulan Gemar Membaca sejak tahun 1995 oleh Presiden Soeharto. Tujuannya tak lain untuk menumbuhkan minat baca masyarakat Indonesia yang masih tergolong rendah. Pepatah yang mengatakan \"buku adalah jendela dunia\" tentu sudah tak asing ditelinga. Buku merupakan salah satu media baca yang menyediakan banyak sumber informasi bagi pembaca. Media baca dapat dibagi ke dalam beberapa jenis seperti buku, majalah, dan koran. Pada awalnya, media baca banyak terbentuk dari sejumlah informasi yang dicetak pada kertas. Hal ini yang sering kita sebut sebagai media baca cetak atau dikenal dengan istilah printed media. Meskipun media baca cetak hingga saat ini masih eksis, namun tren menunjukan adanya pergeseran ke arah media baca elektonik. Perkembangan teknologi dan informasi yang sangat pesat merupakan salah satu faktornya. Kini masyarakat mulai beralih menggunakan media baca Elektronik yang dapat diakses dari alat elektronik yang mereka miliki seperti Ponsel cerdas, Komputer tablet, Komputer dan IPad.", "question_text": "Kapan Bulan Gemar Membaca di Indonesia?", "answers": [{"text": "September", "start_byte": 615, "limit_byte": 624}]} {"id": "-6251415460482889400-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Hindia", "passage_text": "\n\nSamudra Hindia atau Samudra India adalah kumpulan air terbesar ketiga di dunia, meliputi sekitar 20% permukaan air Bumi. Di utara dibatasi oleh selatan Asia; di barat oleh Jazirah Arabia dan Afrika; di timur oleh Semenanjung Malaya, Sumatera, Jawa, Kepulauan Sunda Kecil, dan Australia; di selatan oleh Antartika. Samudra ini dipisahkan dengan Samudra Atlantik oleh 20° timur meridian, dan dengan Samudra Pasifik oleh 147° timur meridian. Samudra Hindia atau Samudra India adalah satu-satunya samudra yang menggunakan nama negara yaitu India[1].", "question_text": "Di manakah letak Samudra hindia?", "answers": [{"text": "Di utara dibatasi oleh selatan Asia; di barat oleh Jazirah Arabia dan Afrika; di timur oleh Semenanjung Malaya, Sumatera, Jawa, Kepulauan Sunda Kecil, dan Australia; di selatan oleh Antartika", "start_byte": 123, "limit_byte": 314}]} {"id": "455106851360971978-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sistem Pemosisi Global", "passage_text": "\nSistem Pemosisi Global [1] (bahasa Inggris: Global Positioning System (GPS)) adalah sistem untuk menentukan letak di permukaan bumi dengan bantuan penyelarasan (synchronization) sinyal satelit. Sistem ini menggunakan 24 satelit yang mengirimkan sinyal gelombang mikro ke Bumi. Sinyal ini diterima oleh alat penerima di permukaan, dan digunakan untuk menentukan letak, kecepatan, arah, dan waktu. Sistem yang serupa dengan GPS antara lain GLONASS Rusia, Galileo Uni Eropa, IRNSS India.", "question_text": "Apa kepanjangan dari GPS?", "answers": [{"text": "Global Positioning System", "start_byte": 45, "limit_byte": 70}]} {"id": "-1312965901076079633-5", "language": "indonesian", "document_title": "Reptil", "passage_text": "Ukuran reptil bervariasi, dari yang berukuran hingga 1,6cm (tokek kecil, Sphaerodactylus ariasae) hingga berukuran 6 m dan mencapai berat 1 ton (buaya air asin, Crocodylus porosus). Cabang ilmu pengetahuan alam yang mempelajari tentang reptil adalah herpetologi.", "question_text": "Apakah Cabang ilmu pengetahuan alam yang mempelajari tentang reptil?", "answers": [{"text": "herpetologi", "start_byte": 250, "limit_byte": 261}]} {"id": "-3537709985838160326-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966.[1] Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.", "question_text": "Kapan Orde Baru dimulai ?", "answers": [{"text": "11 Maret 1966", "start_byte": 224, "limit_byte": 237}]} {"id": "359515833011373733-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Hồ Chí Minh", "passage_text": "Kota Ho Chi Minh (bahasa Vietnam: Thành phố Hồ Chí Minh), adalah kota terbesar di Vietnam dan terletak dekat delta Sungai Mekong. Dahulu namanya Prey Nokor (bahasa Khmer: ), dan saat itu kota ini merupakan pelabuhan utama Kamboja, yang kemudian ditaklukkan oleh bangsa Vietnam pada abad ke-16. Namanya kemudian berubah menjadi Saigon hingga berakhirnya perang Vietnam, dan dijadikan ibu kota koloni Perancis Cochinchina, dan ibu kota Vietnam Selatan dari 1954 hingga 1975. Pada 1975, Saigon digabungkan dengan provinsi Gia Định di sekitarnya dan diubah namanya menjadi Kota Ho Chi Minh (meskipun nama Saigon masih sering digunakan). Pusat kota ini terletak di tepi Sungai Saigon, 60km dari Laut China Selatan.[2]", "question_text": "Apa nama kota terbesar di Vietnam?", "answers": [{"text": "Ho Chi Minh", "start_byte": 5, "limit_byte": 16}]} {"id": "8025813709089005557-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reformasi Protestan", "passage_text": "Reformasi Protestan adalah suatu skisma dari Gereja Katolik yang diprakarsai oleh Martin Luther dan dilanjutkan oleh Yohanes Calvin, Ulrich Zwingli, serta para Reformis Protestan awal lainnya di Eropa pada abad ke-16. Gerakan ini umumnya dianggap telah dimulai dengan publikasi 95 Tesis oleh Luther pada 1517, dan berlangsung sampai berakhirnya Perang Tiga Puluh Tahun melalui Perdamaian Westfalen pada 1648.", "question_text": "Kapankah Reformasi Protestan terjadi ?", "answers": [{"text": "1517", "start_byte": 304, "limit_byte": 308}]} {"id": "-4455415661632782014-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reformasi Protestan", "passage_text": "Reformasi Protestan adalah suatu skisma dari Gereja Katolik yang diprakarsai oleh Martin Luther dan dilanjutkan oleh Yohanes Calvin, Ulrich Zwingli, serta para Reformis Protestan awal lainnya di Eropa pada abad ke-16. Gerakan ini umumnya dianggap telah dimulai dengan publikasi 95 Tesis oleh Luther pada 1517, dan berlangsung sampai berakhirnya Perang Tiga Puluh Tahun melalui Perdamaian Westfalen pada 1648.", "question_text": "Dimana Reformasi Protestan pertama kali muncul ?", "answers": [{"text": "Eropa", "start_byte": 195, "limit_byte": 200}]} {"id": "4840624050168573068-3", "language": "indonesian", "document_title": "Arthur Percival", "passage_text": "Arthur Ernest Percival dilahirkan di Aspenden Lodge, dekat Buntingford, Hertfordshire. Ia adalah anak kedua pasangan Alfred Reginald Percival dan Edith Percival (née Miller). Ayahnya adalah agen tanah untuk perusahaan Hamel's Park sementara ibunya berasal dari keluarga penenun kapas.", "question_text": "Dimana LetJend. Arthur Ernest Percival lahir?", "answers": [{"text": "Aspenden Lodge, dekat Buntingford, Hertfordshire", "start_byte": 37, "limit_byte": 85}]} {"id": "-2624331142594356159-0", "language": "indonesian", "document_title": "Trigonometri", "passage_text": "Trigonometri (dari bahasa Yunani trigonon = \"tiga sudut\" dan metron = \"mengukur\")[1] adalah sebuah cabang matematika yang mempelajari hubungan yang meliputi panjang dan sudut segitiga. Bidang ini muncul di masa Hellenistik pada abad ke-3 SM dari penggunaan geometri untuk mempelajari astronomi.", "question_text": "Apa itu ilmu trigonometri?", "answers": [{"text": "cabang matematika yang mempelajari hubungan yang meliputi panjang dan sudut segitiga", "start_byte": 99, "limit_byte": 183}]} {"id": "-2154733185933635157-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Makassar", "passage_text": "Kota Makassar (Makassar: ᨀᨚᨈ ᨆᨀᨔᨑ, dari 1971 hingga 1999 secara resmi dikenal sebagai Ujung Pandang) adalah ibu kota provinsi Sulawesi Selatan. Makassar merupakan kota metropolitan terbesar di kawasan Indonesia Timur dan pada masa lalu pernah menjadi ibukota Negara Indonesia Timur dan Provinsi Sulawesi. Makassar terletak di pesisir barat daya Pulau Sulawesi dan berbatasan dengan Selat Makassar di sebelah barat, Kabupaten Kepulauan Pangkajene di sebelah utara, Kabupaten Maros di sebelah timur dan Kabupaten Gowa di sebelah selatan.", "question_text": "Apakah kota terbesar di provinsi Sulawesi Selatan?", "answers": [{"text": "Makassar", "start_byte": 5, "limit_byte": 13}]} {"id": "6966547167312226835-14", "language": "indonesian", "document_title": "Borobudur", "passage_text": "Tidak ditemukan bukti tertulis yang menjelaskan siapakah yang membangun Borobudur dan apa kegunaannya.[21] Waktu pembangunannya diperkirakan berdasarkan perbandingan antara jenis aksara yang tertulis di kaki tertutup Karmawibhangga dengan jenis aksara yang lazim digunakan pada prasasti kerajaan abad ke-8 dan ke-9. Diperkirakan Borobudur dibangun sekitar tahun 800 masehi.[21] Kurun waktu ini sesuai dengan kurun antara 760 dan 830M, masa puncak kejayaan wangsa Syailendra di Jawa Tengah,[22] yang kala itu dipengaruhi Kemaharajaan Sriwijaya. Pembangunan Borobudur diperkirakan menghabiskan waktu 75 - 100 tahun lebih dan benar-benar dirampungkan pada masa pemerintahan raja Samaratungga pada tahun 825.[23][24]", "question_text": "Berapa lama candi Borobudur didirikan?", "answers": [{"text": "75 - 100 tahun", "start_byte": 598, "limit_byte": 612}]} {"id": "9097908591150427808-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaum Muhajirin", "passage_text": "Muhajirin (Arabic: المهاجرون‎; [para imigran]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah sebutan untuk para pengikut Nabi Muhammad yang hijrah meninggalkan Mekkah, dalam rangka menjaga keimanan mereka dan menyelamatkan diri dari penindasan penduduk Mekkah, yang menentang dakwah Islam di kota tersebut. Kaum Muhajirin sempat melakukan hijrah ke dua tempat, yang pertama kali ke Habsyah, dan yang terakhir ke Madinah.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kaum Muhajirin?", "answers": [{"text": "sebutan untuk para pengikut Nabi Muhammad yang hijrah meninggalkan Mekkah, dalam rangka menjaga keimanan mereka dan menyelamatkan diri dari penindasan penduduk Mekkah, yang menentang dakwah Islam di kota tersebut", "start_byte": 114, "limit_byte": 326}]} {"id": "-5837438440895659982-0", "language": "indonesian", "document_title": "Friedrich Nietzsche", "passage_text": "Friedrich Wilhelm Nietzsche ()[42] adalah seorang filsuf Jerman dan seorang ahli ilmu filologi yang meneliti teks-teks kuno, filsuf, kritikus budaya, penyair dan komposer.[43] Dia menulis beberapa teks kritis terhadap agama, moralitas, budaya kontemporer, filsafat dan ilmu pengetahuan, menampilkan kesukaan untuk metafora, ironi dan pepatah.\nIa merupakan salah seorang tokoh pertama dari eksistensialisme modern yang ateistis.[44]", "question_text": "Siapakah Friedrich Nietzsche?", "answers": [{"text": "filsuf Jerman dan seorang ahli ilmu filologi yang meneliti teks-teks kuno, filsuf, kritikus budaya, penyair dan komposer", "start_byte": 50, "limit_byte": 170}]} {"id": "6745499095116451631-49", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Secara resmi RRT memandang dirinya sendiri sebagai satu bangsa (Tionghoa) yang multi-etnis dengan 56 etnisitas yang diakui. Mayoritas etnis Han menyusun hampir 93% populasi; bagaimanapun merupakan mayoritas dalam hanya hampir setengah daerah Tiongkok. Penduduk bangsa Han sendiri heterogen, dan bisa dianggap sebagai kumpulan pelbagai etnik yang mengamalkan budaya dan bercakap bahasa yang sama. Kebanyakan suku Han bertutur macam-macam bahasa vernakular Tionghoa, yang bisa dilihat sebagai 1 bahasa atau keluarga bahasa. Subdivisi terbesar bahasa Tionghoa yang diucapkan ialah bahasa Mandarin, dengan lebih banyak pembicara daripada bahasa lainnya di dunia. Versi standar Mandarin yang didasarkan pada dialek Beijing, dikenal sebagai Putonghua, diajarkan di sekolah dan digunakan sebagai bahasa resmi di seluruh negara.", "question_text": "Apa bahasa resmi Republik Rakyat Tiongkok?", "answers": [{"text": "Mandarin", "start_byte": 585, "limit_byte": 593}]} {"id": "4004897071741973581-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alpen", "passage_text": "\nPegunungan Alpen (English: Alps; German: Alpen; French: Alpes; Italian: Alpi; Swedish: Alpe) adalah nama pegunungan besar di Eropa yang membentang dari Austria dan Slovenia di timur, melalui Italia, Swiss, Liechtenstein, dan Jerman, sampai ke Perancis di barat. Namanya mungkin berasal dari bahasa Latin albus (putih) atau altus (tinggi). Gunung tertinggi di Alpen adalah Mont Blanc dengan ketinggian 4.808 m di perbatasan Perancis-Italia.", "question_text": "berapakah puncak tertinggi di pegunungan alpen?", "answers": [{"text": "4.808 m", "start_byte": 402, "limit_byte": 409}]} {"id": "1635326019621427811-5", "language": "indonesian", "document_title": "Mara", "passage_text": "Kayu mara mempunyai BJ 0.56, kelas keawetannya III. Ia memiliki nilai yang cukup baik serta umum diperdagangkan sebagai bahan bangunan, terutama untuk dinding, dan kayu bakar.[5] Oleh sebab itu, penduduk lokal perkampungan di Indonesia menggunakan kayu mara untuk pembangunan rumah.[2] Kayunya ringan, tidak tahan lama, tipis, dan umum di Sumatera Selatan dipergunakans sebagai alat-alat rumah-tangga. Di Lampung -sebagaimana pernyataan Heyne pada tahun 1917- bahwa di sana, mara dipergunakan sebagai alat perambat bagi lada. Di Kedu, Johannes Müller Argoviensis yang dinukilkan oleh Heyne dari S.H. Koorders dan Th. Valeton bahwasanya di sana, mara dipergunakan untuk bahan anyaman untuk membuat mendong.[3][6]", "question_text": "Apakah manfaat penting pohon mara?", "answers": [{"text": "bahan bangunan, terutama untuk dinding, dan kayu bakar", "start_byte": 120, "limit_byte": 174}]} {"id": "5936253381123548887-1", "language": "indonesian", "document_title": "Konfederasi Jerman", "passage_text": "Mendahului Konfederasi Jerman adalah Konfederasi Rhein (1806-1815), sebagai bagian dari Kekaisaran Perancis, yang dibentuk oleh Napoleon. Jumlah negara anggota Konfederasi Rhein ini tidak sebanyak ketika masa Kekaisaran Roma Suci dan tidak mencakup semua wilayah Kekaisaran Romawi Suci sebelumnya. Setelah kegagalan invasi Napoleon ke Rusia pada tahun 1813, Konfederasi Rhein pun runtuh.", "question_text": "Siapa pembentuk Konfederasi Jerman?", "answers": [{"text": "Napoleon", "start_byte": 128, "limit_byte": 136}]} {"id": "-2722886776519012830-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hua Pi", "passage_text": "Hua Pi menceritakan tentang seorang pelajar yang jatuh cinta kepada seorang gadis,[3][4][5] yang setelah berapa lama baru diketahui bahwa sebenarnya ia adalah siluman yang menggunakan kulit manusia yang dilukis dan dipakai layaknya pakaian pada manusia.[3][4][5]", "question_text": "Tentang apakah cerita Hua Pi?", "answers": [{"text": "seorang pelajar yang jatuh cinta kepada seorang gadis,[3][4][5] yang setelah berapa lama baru diketahui bahwa sebenarnya ia adalah siluman yang menggunakan kulit manusia yang dilukis dan dipakai layaknya pakaian pada manusia", "start_byte": 28, "limit_byte": 252}]} {"id": "-30954138323922529-3", "language": "indonesian", "document_title": "Tony Q Rastafara", "passage_text": "Tony Q memulai karier musik reggaenya sejak tahun 1989 dengan grup musik Roots Rock Reggae. Biasa manggung dari kafe ke kafe atau acara pentas musik yang ada di Jakarta. Setelah tergabung dengan banyak band reggae seperti Exodus dan Rastaman, akhirnya pada tahun 1994 dia membentuk grup musik Rastafara yang menjadi cukup terkenal sebagai pengusung aliran musik reggae di Indonesia saat itu. Bersama Rastafara dia sempat merilis dua album, yaitu \"Rambut Gimbal\" (1996) dan \"Gue Falling In Love\" (1997).", "question_text": "Apa nama grup musik Tony Waluyo Sukmoasih?", "answers": [{"text": "Roots Rock Reggae", "start_byte": 73, "limit_byte": 90}]} {"id": "3841497482140901292-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tahun Baru Imlek", "passage_text": "Tahun Baru Imlek merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai pada hari pertama bulan pertama (Chinese:正月; pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh 十五暝 元宵節 pada tanggal kelima belas (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chúxī 除夕 yang berarti \"malam pergantian tahun\".", "question_text": "Berapa lama Tahun Baru Imlek?", "answers": [{"text": "dimulai pada hari pertama bulan pertama (Chinese:正月; pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh 十五暝 元宵節 pada tanggal kelima belas (pada saat bulan purnama)", "start_byte": 89, "limit_byte": 293}]} {"id": "-6040202845759439489-1", "language": "indonesian", "document_title": "Megalodon", "passage_text": "Para ilmuwan menduga bahwa megalodon terlihat seperti hiu putih yang lebih kekar, walaupun hiu ini juga mungkin tampak seperti hiu raksasa (Cetorhinus maximus) atau hiu harimau-pasir (Carcharias taurus). Hewan ini dianggap sebagai salah satu predator terbesar dan terkuat yang pernah ada, dan fosil-fosilnya sendiri menunjukkan bahwa panjang maksimal hiu raksasa ini mencapai 18 m, sementara rata-rata panjangnya berkisar pada angka 10,5 m. Rahangnya yang besar memiliki kekuatan gigitan antara 110.000 hingga 180.000 newton. Gigi mereka tebal dan kuat, dan telah berevolusi untuk menangkap mangsa dan meremukkan tulang.", "question_text": "Apakah jenis hiu terbesar di dunia ?", "answers": [{"text": "megalodon", "start_byte": 27, "limit_byte": 36}]} {"id": "7375110641206158963-3", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Renaisans", "passage_text": "Ada konsensus bahwa Renaissance dimulai di Florence, Italia, pada abad ke-14.[6] Berbagai teori telah diajukan untuk menjelaskan asal usul dan karakteristiknya, berfokus pada berbagai faktor termasuk kekhasan sosial dan kemasyarakatan dari Florence pada beberapa waktu; struktur politik; perlindungan keluarga dominan, Wangsa Medici;[7][8] serta migrasi sarjana Yunani dan terjemahan teks ke bahasa Italia setelah Kejatuhan Konstantinopel ke tangan Turki Utsmani.[9][10][11]", "question_text": "Kapan seni Renaissance dimulai di Florence?", "answers": [{"text": "abad ke-14", "start_byte": 66, "limit_byte": 76}]} {"id": "3558720151881756262-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kardinal", "passage_text": "Kardinal adalah pejabat senior dalam Gereja Katolik Roma. Berada di bawah Paus dan ditunjuk langsung oleh paus sebagai anggota dewan kardinal. Tugas para kardinal adalah untuk menghadiri rapat dalam dewan suci dan siap sedia untuk hadir, baik secara pribadi maupun bersama-sama, kapanpun Sri Paus membutuhkan nasihat mereka.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan kardinal uskup agung?", "answers": [{"text": "pejabat senior dalam Gereja Katolik Roma", "start_byte": 16, "limit_byte": 56}]} {"id": "4172356576169838614-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mitologi", "passage_text": "Istilah \"mitologi\" dapat berarti kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos (misalnya mitologi Inka).[1] Dalam folkloristika, suatu mitos adalah kisah suci yang biasanya menjelaskan bagaimana dunia maupun manusia dapat terbentuk seperti sekarang ini,[2] meskipun, dalam pengertian yang sangat luas, istilah tersebut dapat mengacu kepada cerita tradisional.[3]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ilmu mitologi?", "answers": [{"text": "kajian tentang mitos (misalnya mitologi perbandingan), maupun sebuah himpunan atau koleksi mitos-mitos", "start_byte": 33, "limit_byte": 135}]} {"id": "-4834852176062923267-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hukum di Indonesia", "passage_text": "\nHukum di Indonesia merupakan campuran dari sistem hukum Eropa, hukum agama, dan hukum adat. Sebagian besar sistem yang dianut, baik perdata maupun pidana berbasis pada hukum Eropa, khususnya dari Belanda karena aspek sejarah masa lalu Indonesia yang merupakan wilayah jajahan dengan sebutan Hindia Belanda (Nederlandsch-Indie). Hukum agama karena sebagian besar masyarakat Indonesia menganut Islam, maka dominasi hukum atau syariat Islam lebih banyak terutama di bidang perkawinan, kekeluargaan, dan warisan. Selain itu, di Indonesia juga berlaku sistem hukum adat yang diserap dalam perundang-undangan atau yurisprudensi,[1] yang merupakan penerusan dari aturan-aturan setempat dari masyarakat dan budaya-budaya yang ada di wilayah Nusantara.", "question_text": "Apakah sumber hukum di Indonesia?", "answers": [{"text": "campuran dari sistem hukum Eropa, hukum agama, dan hukum adat", "start_byte": 30, "limit_byte": 91}]} {"id": "-2939101278464992975-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "\nSuku Sunda (Urang Sunda, aksara Sunda: ᮅᮛᮀ ᮞᮥᮔ᮪ᮓ) adalah kelompok etnis yang berasal dari bagian barat pulau Jawa, Indonesia, dengan istilah Tatar Pasundan yang mencakup wilayah administrasi provinsi Jawa Barat, Banten, Jakarta, Lampung dan wilayah barat Jawa Tengah (Banyumasan). Orang Sunda tersebar diberbagai wilayah Indonesia, dengan provinsi Banten dan Jawa Barat sebagai wilayah utamanya.", "question_text": "dimanakah letak suku Sunda berasal?", "answers": [{"text": "bagian barat pulau Jawa, Indonesia", "start_byte": 107, "limit_byte": 141}]} {"id": "-2756104299293405270-37", "language": "indonesian", "document_title": "Sultan Agung dari Mataram", "passage_text": "Sesuai dengan wasiatnya, Sultan Agung yang meninggal dunia tahun 1645 digantikan oleh putranya yang bernama Raden Mas Sayidin sebagai raja Mataram selanjutnya, bergelar Amangkurat I.", "question_text": "kapankah Sultan Agung Adi Prabu Hanyakrakusuma meninggal?", "answers": [{"text": "1645", "start_byte": 65, "limit_byte": 69}]} {"id": "7595463083396632034-3", "language": "indonesian", "document_title": "Microchip Smartball", "passage_text": "Wasit adalah manusia yang juga memiliki keterbatasan fisik dan dapat saja keliru dalam mengambil keputusan atau kita kenal dengan istilah human error. Untuk mengurangi atau mencegahnya, wasit memerlukan alat bantu atau teknologi yang dapat meningkatkan keakuratan dari keputusannya. (Senders & NATO, 1991). Oleh karena itu, munculah ide pembuatan teknologi microchip smartball yang memulai debutnya secara resmi oleh FIFA pada tahun 2005 3. Hal ini dianggap mendesak oleh berbagai pihak dikarenakan keputusan wasit yang kontroversial, khususnya dalam memutuskan apakah bola sudah masuk ke gawang atau belum, telah terjadi di berbagai belahan dunia.", "question_text": "Kapan Microchip Smartball digunakan dalam ajang resmi FIFA?", "answers": [{"text": "2005", "start_byte": 433, "limit_byte": 437}]} {"id": "-7214432884112429761-1", "language": "indonesian", "document_title": "Cape Town", "passage_text": "Kota ini adalah pelabuhan besar di pinggir Samudra Atlantik. Dia mempunyai hubungan kereta api yang baik dengan daerah pedalaman. Letaknya di kaki Gunung Meja. Di kota ini terdapat Gedung Parlemen (1886) dan Universitas Cape Town (1916).", "question_text": "Dimana letak Universitas Cape Town?", "answers": [{"text": "kaki Gunung Meja", "start_byte": 142, "limit_byte": 158}]} {"id": "2678620215944634419-0", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "\nStasiun televisi yang dikelola negara, TVRI mengadakan monopoli televisi di Indonesia sampai tahun 1989[1], ketika stasiun komersial pertama, RCTI (Rajawali Citra Televisi Indonesia) memulai siarannya sebagai stasiun televisi lokal dan kemudian diberikan lisensi untuk mengudara secara nasional setahun kemudian.", "question_text": "Aapakah stasiun pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "TVRI", "start_byte": 40, "limit_byte": 44}]} {"id": "-1563081367875406486-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "passage_text": "\nBandar Udara Internasional Ngurah Rai (English: Ngurah Rai International Airport), (Hanacaraka: ᬩᬦ᭄ᬤᬃ​ᬉᬤᬭ​-ᬦ᭄ᬢᬾᬃᬦᬲᬶᬬᭀᬦᬮ᭄​ᬗᬸᬭᬄ​ᬭᬿ) (IATA: DPS, ICAO: WADD) atau disebut juga Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai adalah bandar udara internasional yang terletak di sebelah selatan Bali, Indonesia, tepatnya di daerah Kelurahan Tuban, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Bali, sekitar 13km dari Denpasar. Bandar Udara Internasional Ngurah Rai merupakan bandara tersibuk ketiga di Indonesia, setelah Bandara Internasional Soekarno-Hatta dan Bandara Internasional Juanda.\n\n\nNama bandara ini diambil dari nama I Gusti Ngurah Rai, seorang pahlawan Indonesia dari Bali.", "question_text": "Apa nama bandara di Bali ?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Internasional Ngurah Rai", "start_byte": 1, "limit_byte": 38}]} {"id": "5969901045198349714-0", "language": "indonesian", "document_title": "Homeostasis", "passage_text": "Homeostasis merujuk pada ketahanan atau mekanisme pengaturan lingkungan kesetimbangan dinamis dalam (badan organisme) yang konstan. Homeostasis merupakan salah satu konsep yang paling penting dalam biologi. Bidang fisiologi dapat mengklasifkasikan mekanisme homeostasis pengaturan dalam organisme. Umpan balik homeostasis terjadi pada setiap organisme.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan homeostatis ?", "answers": [{"text": "ketahanan atau mekanisme pengaturan lingkungan kesetimbangan dinamis dalam (badan organisme) yang konstan", "start_byte": 25, "limit_byte": 130}]} {"id": "6383771760054665276-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pedagang penyalur karya seni", "passage_text": "\nDealer seni adalah orang atau perusahaan yang menjual dan membeli karya seni.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan diler seni?", "answers": [{"text": "orang atau perusahaan yang menjual dan membeli karya seni", "start_byte": 20, "limit_byte": 77}]} {"id": "-5421278144517084837-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "\nSulawesi Utara (disingkat Sulut) adalah salah satu provinsi yang terletak di ujung utara Pulau Sulawesi dengan ibu kota terletak di kota Manado. Sulawesi Utara atau Sulut berbatasan dengan Laut Maluku dan Samudera Pasifik di sebelah timur, Laut Maluku dan Teluk Tomini di sebelah selatan, Laut Sulawesi dan provinsi Gorontalo di sebelah barat, dan provinsi Davao del Sur (Filipina) di sebelah utara.", "question_text": "Apakah ibukota provinsi Sulawesi Utara ?", "answers": [{"text": "Manado", "start_byte": 138, "limit_byte": 144}]} {"id": "5766227732295174547-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hidrogen", "passage_text": "\nHidrogen (Latin: hydrogenium, dari bahasa Yunani: hydro: air, genes: membentuk) adalah unsur kimia pada tabel periodik yang memiliki simbol H dan nomor atom 1. Pada suhu dan tekanan standar, hidrogen tidak berwarna, tidak berbau, bersifat non-logam, bervalensi tunggal, dan merupakan gas diatomik yang sangat mudah terbakar. Dengan massa atom 1,00794 amu[n 1], hidrogen adalah unsur teringan di dunia.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan hidrogen?", "answers": [{"text": "unsur kimia pada tabel periodik yang memiliki simbol H dan nomor atom 1", "start_byte": 88, "limit_byte": 159}]} {"id": "1086349152133433820-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hominid", "passage_text": "Istilah \"hominid\" juga digunakan dalam pengertian terbatas sebagai hominin atau \"manusia dan kerabat dekat manusia yang lebih dekat daripada simpanse\".\n[2]\nDalam penggunaan tersebut, semua spesies hominid selain Homo sapiens telah punah.", "question_text": "Apakah maksud istilah hominid?", "answers": [{"text": "manusia dan kerabat dekat manusia yang lebih dekat daripada simpanse", "start_byte": 81, "limit_byte": 149}]} {"id": "-2323580451206363090-0", "language": "indonesian", "document_title": "Basilika", "passage_text": "\nDalam Bahasa Latin, basilika (berasal dari Bahasa Yunani, Basiliké Stoà, yang berarti Stoa Kerajaan), pada mulanya digunakan untuk menggambarkan sebuah bangunan publik Romawi (seperti juga di Yunani, umumnya sebuah tempat pertemuan), biasanya terletak di pusat sebuah kota Romawi (forum). Di kota-kota Yunani kuno, basilika umum mulai muncul pada abad ke-2 sebelum masehi.", "question_text": "Apakah maksud dari kata Basilika?", "answers": [{"text": "Stoa Kerajaan", "start_byte": 89, "limit_byte": 102}]} {"id": "7258071472516778277-19", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Berlin", "passage_text": "Pemberitaan di televisi tentang banyaknya penduduk yang menghancurkan banyak bagian tembok tanggal 9 November membuat banyak orang di luar negeri berpikir bahwa tembok ini akan dihancurkan secepatnya. Sebenarnya, tembok ini tetap dijagai sampai beberapa hari kemudian, meskipun intensitas penjagaan semakin kecil. Di bulan pertama itu, malahan militer Jerman Timur berusaha untuk memperbaiki kembali tembok yang dihancurkan oleh para \"pelatuk tembok\". Lalu, seiring berjalannya waktu, tindakan ini dihentikan, dan para penjaga semakin toleran dengan aksi penghancuran tembok dan perginya penduduk melalui tembok yang lubang. Tanggal 13 Januari 1990, tembok ini resmi dihancurkan oleh militer Jerman Timur, dimulai di Bernauer Straße. Penghancuran tembok ini kembali diteruskan setelah Reunifikasi Jerman sampai akhirnya selesai bulan November 1991. Hanya sedikit bagian tembok dan menara tetap dipertahankan, sebagai tempat memorial.", "question_text": "Kapankah tembok berlin diruntuhkan ?", "answers": [{"text": "13 Januari 1990", "start_byte": 633, "limit_byte": 648}]} {"id": "-475126330958766041-3", "language": "indonesian", "document_title": "Achmad Abdul Hamid Kendal", "passage_text": "Ahmad bin Abdul Hamid lahir di kota Kendal pada tahun 1915 M.[2] Ayahanda beliau bernama KH. Abdul Hamid.[6]", "question_text": "Kapan Kiai Haji Achmad Abdul Hamid Kendal lahir ?", "answers": [{"text": "1915 M", "start_byte": 54, "limit_byte": 60}]} {"id": "-5474449952290876704-65", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah lembaga kepresidenan Indonesia", "passage_text": "\nSusilo Bambang Yudhoyono adalah Presiden ke-6 Indonesia. Jabatan pertamanya dimulai pada 20 Oktober 2004. Ia bersama pasangannya Muhammad Jusuf Kalla memenangi Pemilu Presiden 2004 yang merupakan pemilihan presiden secara langsung yang pertama kali. Setelah mengakhiri masa jabatannya yang pertama, SBY kembali mengucapkan sumpah jabatan presiden untuk kedua kalinya di hadapan sidang MPR pada 20 Oktober 2009. Kali ini ia didampingi oleh Boediono sebagai wakil presiden.", "question_text": "kapankah SBY mememnangi pemilu Indonesia pertama kali?", "answers": [{"text": "20 Oktober 2004", "start_byte": 90, "limit_byte": 105}]} {"id": "4517661286953980896-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanada", "passage_text": "Kanada, secara historis dikenal sebagai Dominion of Canada adalah negara paling utara di Amerika Utara. Merupakan federasi dari 10 provinsi dan 3 teritori dengan sistem desentralisasi dan pemerintahan berbentuk monarki konstitusional. Dibentuk tahun 1867 dengan undang-undang Konfederasi. Ibu kota Kanada adalah Ottawa tempat parlemen nasional, tempat tinggal Gubernur Jenderal dan Perdana Menteri. Merupakan bekas jajahan Perancis dan Britania Raya. Kanada adalah anggota La Francophonie dan negara Persemakmuran. Kanada merupakan negara terluas di Amerika Utara. Luas negara Kanada adalah 9.970.610 kilometer persegi. Kanada digolongkan negara maju dan ekonominya tergantung terutama pada ketersediaan hasil alam yang melimpah.", "question_text": "Berapa luas Kanada ?", "answers": [{"text": "9.970.610 kilometer persegi", "start_byte": 591, "limit_byte": 618}]} {"id": "-4441073524996834783-2", "language": "indonesian", "document_title": "Usus buntu", "passage_text": "Appendicitis merupakan nama penyakit yang menyerang usus buntu. Appendicitis terjadi ketika appendix, nama lain dari usus buntu telah meradang dan membuatnya rentan pecah, ini termasuk darurat medis serius. Operasi dilakukan untuk penyembuhan radang usus yang membengkak. Bila terjadi gejala usus buntu dalam waktu tiga hari berturut-turut, penderita harap segera menghubungi dokter atau datang ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis sehingga bisa langsung dioperasi, akan tetapi jika gejala usus buntu dibiarkan lebih dari satu minggu, maka perawatan medis serius sangat diperlukan untuk meredakan radang usus yang terjadi sebelum penderita melakukan operasi penyembuhan.", "question_text": "Apa yang menyebabkan usus buntu?", "answers": [{"text": "meradang dan membuatnya rentan pecah", "start_byte": 134, "limit_byte": 170}]} {"id": "-4011366435631200120-1", "language": "indonesian", "document_title": "Milenium ke-1", "passage_text": "Milenium pertama Masehi adalah periode waktu yang dimulai dari tanggal 1 Januari 1 M dan berakhir pada tanggal 31 Desember 1000 M, dalam kalender Julius.\nPopulasi penduduk dunia, tiga kali lipat dalam milenium sebelumnya, tumbuh lebih lambat selama milenium pertama dan mungkin telah berkurangnya milenium. Salah satu perkiraan optimistik adalah populasi dunia meningkat dari sekitar 170 sampai 300 juta, tetapi perkiraan lain bervariasi; satu perkiraan lainnya menunjukkan bahwa populasi dunia sebenarnya menurun dari 400 juta orang menjadi 250 juta orang.", "question_text": "Kapan zaman Milenium dimulai ?", "answers": [{"text": "1 Januari 1 M", "start_byte": 71, "limit_byte": 84}]} {"id": "8095018092863842819-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paus (Gereja Katolik)", "passage_text": "\nPaus (dari Dutch: paus; Latin: papa dari Greek: πάππας pappas,[1] \"ayah\")[2] adalah Uskup Roma dan pemimpin Gereja Katolik di seluruh dunia.[3] Keutamaan Uskup Roma sebagian besar berasal dari peranannya dalam tradisi sebagai penerus Santo Petrus, kepada siapa Yesus memberikan kunci Surga dan kuasa untuk \"mengikat dan melepaskan\" serta menyebutnya sebagai \"batu karang\" yang di atasnya Gereja kemudian dibangun. Paus saat ini adalah Paus Fransiskus, terpilih pada tanggal 13 Maret 2013, menggantikan Paus Benediktus XVI.[4]", "question_text": "Siapakah yang disebut dengan Paus ?", "answers": [{"text": "Uskup Roma dan pemimpin Gereja Katolik di seluruh dunia", "start_byte": 91, "limit_byte": 146}]} {"id": "-1298836926792477982-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Trobriand", "passage_text": "\nKepulauan Trobriand atau dikenal juga sebagai Kepulauan Kiriwina, merupakan gugusan pulau yang terdapat di bagian timur Papua Nugini tepatnya di laut Solomon. Daerah Kepulauan Trobriand memiliki luas sekitar 40 kilometer persegi dan dihuni lebih dari 20.000 penduduk asli.[1] Mayoritas penduduk Kepulauan Trobriand menetap di pulai Kiriwina yang juga merupakan pulau terbesar di kepulauan ini sekaligus menjadi pusat aktifitas ekonomi dan pemerintahan. Dari 28 pulau yang terdapat di kepulauan ini, hanya 22 buah pulau yang berpenghuni.[2] Kepulauan Trobriand merupakan bagian dari Provinsi Teluk Milne, Papua Nugini. Nama Trobriand sendiri diberikan oleh Bruni d'Entrecasteaux pada tahun 1793 untuk menghormati Denise Trobrian, letnan pertama di kapalnya.[3]", "question_text": "Berapa luas Kepulauan Kiriwina?", "answers": [{"text": "40 kilometer persegi", "start_byte": 209, "limit_byte": 229}]} {"id": "-8000351056928402370-24", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "Selama masa itu, pemberontakan di bawah kepemimpinan Partai Komunis Malaya melaksanakan operasi gerilya yang dirancang untuk mengusir Britania dari Malaya. Darurat Malaya, begitulah dikenalnya, berlangsung sejak 1948 hingga 1960, dan melibatkan kampanye anti-kekacauan oleh serdadu Persemakmuran di Malaya. Meskipun kekacauan dengan cepat ditumpas masih saja menyisakan kehadiran serdadu persemakmuran, dengan latar belakang Perang Dingin.[37] Melawan latar belakang ini, kemerdekaan untuk Federasi di dalam Persemakmuran diberikan pada 31 Agustus 1957.[9]", "question_text": "Kapankah Inggris meninggalkan Malaysia ?", "answers": [{"text": "1960", "start_byte": 224, "limit_byte": 228}]} {"id": "-1913955203374353270-16", "language": "indonesian", "document_title": "El Salvador", "passage_text": "\n\nEl Salvador terletak di Amerika Tengah, yang luas totalnya 8.123 mil persegi (21.040km²), hampir seukuran negara bagian Massachusetts. El Salvador adalah negara terkecil di benua Amerika. Karena ukurannya negeri ini sering dijuluki \"Tom Thumb dari Amerika\" (\"Pulgarcito de America\"). Dalam perbatasannya kota ini memiliki luas perairan 123,6 mil persegi (320km²). Beberapa sungai kecil mengalir melalui El Salvador ke Samudera Pasifik, termasuk Goascorán, Jiboa, Torola, Paz dan Río Grande de San Miguel. Sungai terbesar, Sungai Lempa, mengalir dari Honduras melintasi El Salvador ke samudera, dapat dilayari untuk lalu lintas komersial. Kawah vulkanik mencakup danau, yang paling penting adalah Danau Ilopango (70km² / 27sqmi) dan Danau Coatepeque (26km² / 10sqmi). Danau Güija adalah danau alami terbesar di El Salvador (44km² / 17sqmi). Beberapa danau buatan dibuat dengan membendung Sungai Lempa, yang paling besar adalah Embalse Cerrón Grande (350km² / 135sqmi).", "question_text": "Dimana letak El Salvador?", "answers": [{"text": "Amerika Tengah", "start_byte": 26, "limit_byte": 40}]} {"id": "-1087326072257420357-2", "language": "indonesian", "document_title": "Taoisme", "passage_text": "Taoisme adalah sebuah aliran filsafat yang berasal dari Cina. Taoisme sudah berumur ribuan tahun, dan akar-akar pemikirannya telah ada sebelum masa Konfusiusme. Hal ini dapat disebut sebagai tahap awal dari Taoisme. Bentuk Taoisme yang lebih sistematis dan berupa aliran filsafat muncul kira-kira 3 abad SM. Selain aliran filsafat, Taoisme juga muncul dalam bentuk agama rakyat, yang mulai berkembang 2 abad setelah perkembangan filsafat Taoisme.", "question_text": "tahun berapakah kepercayaan Taoisme muncul?", "answers": [{"text": "3 abad SM", "start_byte": 297, "limit_byte": 306}]} {"id": "-8821122829102220685-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi (Latin: Imperium Romanum) adalah periode pasca-Republik dari peradaban Romawi kuno, dicirikan dengan pemerintahan yang dipimpin oleh kaisar, dan kepemilikan wilayah kekuasaan yang luas di sekitar Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia. Republik berusia 500 tahun yang mendahuluinya telah melemah dan tidak stabil akibat serangkaian perang saudara dan konflik politik, ketika Julius Caesar dinobatkan sebagai diktator seumur hidup dan kemudian dibunuh pada tahun 44 SM. Perang saudara dan pengeksekusian terus berlangsung, yang berpuncak pada kemenangan Oktavianus, putra angkat Caesar, atas Mark Antony dan Kleopatra dalam Pertempuran Actium serta ditaklukkannya Mesir. Setelah peristiwa-peristiwa di atas, kekuasaan Oktavianus menjadi tak tergoyahkan dan pada tahun 27 SM, Senat Romawi secara resmi memberinya kekuasaan penuh dan gelar baru Augustus, yang secara efektif menandai berakhirnya Republik Romawi.", "question_text": "Siapakah kaisar pertama Romawi ?", "answers": [{"text": "Oktavianus", "start_byte": 735, "limit_byte": 745}]} {"id": "1233845304107253519-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ekspedisi Chitral", "passage_text": "Ekspedisi Chitral (bahasa Urdu:چترال فوجی مہم) adalah suatu ekspedisi militer yang dikirim oleh pemerintah Inggris pada tahun 1895 untuk membantu benteng di Chitral yang berada di bawah pengepungan setelah kudeta lokal. Setelah penguasa yang lama meninggal, kekuasaan berpindah tangan beberapa kali. Pasukan Britania dengan kekuatan sekitar 400 orang telah terkepung di dalam benteng hingga dibantu oleh dua ekspedisi, yang terdiri atas satu ekspedisi kecil dari Gilgit dan satu ekspedisi besar dari Peshawar.", "question_text": "Siapa yang memimpin Ekspedisi Chitral ?", "answers": [{"text": "pemerintah Inggris", "start_byte": 108, "limit_byte": 126}]} {"id": "3984562160403903603-3", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Sosialis Cekoslowakia", "passage_text": "Sejarah Republik Sosialis Cekoslowakia dimulai dari naiknya rezim komunis pada tahun 1948, tetapi sesungguhnya pertarungan kekuasaan di dalam Partai Komunis Cekoslowakia (KSC) telah dimulai sejak berakhirnya Perang Dunia ke-II.", "question_text": "kapankah Partai Komunis Cekoslowakia didirikan?", "answers": [{"text": "1948", "start_byte": 85, "limit_byte": 89}]} {"id": "7766588902907348772-13", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi", "passage_text": "jmpl|ka|200px|TV 405 hitam putih Murphy dari Ukrania, 1951.\nPenemu asal Skotlandia, John Logie Baird berhasil menunjukan cara pemancaran gambar-bayangan bergerak di London pada tahun 1925,[5] diikuti gambar bergerak monokrom pada tahun 1926. Cakram pemindai Baird dapat menghasilkan gambar beresolusi 30 baris (cukup untuk memperlihatkan wajah manusia) dari lensa dengan spiral ganda.[6] Demonstrasi oleh Baird ini telah disetujui secara umum oleh dunia sebagai demonstrasi televisi pertama, sekalipun televisi mekanik tidak lagi digunakan. Pada tahun 1927, Baird juga menemukan sistem rekaman video pertama di dunia, yaitu \"Phonovision\", yaitu dengan memodulasi sinyal output kamera TV-nya ke dalam kisaran jangkauan audio, dia dapat merekam sinyal tersebut pada cakram audio 10 inches (25cm) dengan menggunakan teknologi rekaman audio biasa. Hanya sedikit rekaman \"Phonovision\" Baird yang masih ada dan rekaman-rekaman yang masih bertahan tersebut kemudian diterjemahkan dan diproses menjadi gambar yang dapat dilihat pada 1990-an menggunakan teknologi pemrosesan-sinyal digital.[7]", "question_text": "dimanakah televisi pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "London", "start_byte": 165, "limit_byte": 171}]} {"id": "-1754095258666895131-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Siapakah yang menciptakan wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Begawan Byasa atau Vyasa", "start_byte": 152, "limit_byte": 176}]} {"id": "5401457481114450141-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sepuluh Suku yang Hilang", "passage_text": "Sepuluh Suku yang 'Hilang' atau Sepuluh Suku Utara Israel yang 'Hilang' merujuk pada sepuluh Suku Israel yang berasal dari Kerajaan Israel Utara yang tidak diketahui keberadaannya lagi setelah penaklukan oleh Bangsa Asyur (Asiria) pada abad ke-8 SM.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan sepuluh Suku Israel ?", "answers": [{"text": "sepuluh Suku Israel yang berasal dari Kerajaan Israel Utara yang tidak diketahui keberadaannya lagi setelah penaklukan oleh Bangsa Asyur (Asiria) pada abad ke-8 SM", "start_byte": 85, "limit_byte": 248}]} {"id": "-3494058149066252288-2", "language": "indonesian", "document_title": "Robertus Bellarminus", "passage_text": "Robertus Bellarminus dilahirkan di Montepulciano di Tuscany dari suatu keluarga miskin keturunan bangsawan. Pamannya, Marcello Cervini, adalah Paus Marsellus II yang menjabat singkat pada tahun 1555. Akan tetapi Roberto (namanya dalam bahasa Italia), naik dalam hierarki Gereja bukan melalui tradisi nepotisme, tetapi lewat kemampuan intelektual dan semangat baja yang tersembunyi dalam tubuh yang kecil dan sakit-sakitan.", "question_text": "Dimana Robert Bellarmine lahir?", "answers": [{"text": "Montepulciano di Tuscany", "start_byte": 35, "limit_byte": 59}]} {"id": "9051966286721652376-12", "language": "indonesian", "document_title": "Ludwig Ingwer Nommensen", "passage_text": "Nommensen meninggal pada tanggal 23 Mei 1918, pada umur 84 tahun.[1]\nNommensen kemudian dimakamkan di Sigumpar, di tengah-tengah suku Batak, setelah bekerja demi suku ini selama 57 tahun lamanya.[1]", "question_text": "Kapan Ludwig Ingwer Nommensen meninggal?", "answers": [{"text": "23 Mei 1918", "start_byte": 33, "limit_byte": 44}]} {"id": "5611729877984541446-9", "language": "indonesian", "document_title": "Komputer", "passage_text": "Saat teknologi yang dipakai pada komputer digital sudah berganti secara dramatis sejak komputer pertama pada tahun 1940-an (lihat Sejarah perangkat keras menghitung untuk lebih banyak detail), komputer kebanyakan masih menggunakan arsitektur Von Neumann, yang diusulkan pada awal 1940-an oleh John von Neumann.", "question_text": "Kapan komputer pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "1940-an", "start_byte": 115, "limit_byte": 122}]} {"id": "3594248796305745822-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Yordan", "passage_text": "Sungai Yordan (bahasa Ibrani: נהר הירדן nehar hayarden, bahasa Arab: نهر الأردن nahr al-urdun) adalah suatu sungai di Asia Barat Daya yang berhulu di utara Israel dekat kibbutz Sede Nehemya dan mengalir lewat Laut Galilea ke Laut Mati. Sungai itu merupakan sebagian batasan antara Israel, Palestina dan Yordania.", "question_text": "Dimana letak sungai Sungai Yordan?", "answers": [{"text": "Asia Barat Daya yang berhulu di utara Israel dekat kibbutz Sede Nehemya dan mengalir lewat Laut Galilea ke Laut Mati", "start_byte": 135, "limit_byte": 251}]} {"id": "8952721008353078946-1", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Komunis Indonesia", "passage_text": "\nHenk Sneevliet dan kaum sosialis Hindia Belanda lainnya membentuk serikat tenaga kerja di pelabuhan pada tahun 1914, dengan nama Indies Social Democratic Association (dalam bahasa Belanda: Indische Sociaal Democratische Vereeniging-, ISDV). ISDV pada dasarnya dibentuk oleh 85 anggota dari dua partai sosialis Belanda, yaitu SDAP dan Partai Sosialis Belanda yang kemudian menjadi SDP komunis, yang berada dalam kepemimpinan Hindia Belanda.[3] Para anggota Belanda dari ISDV memperkenalkan ide-ide Marxis untuk mengedukasi orang-orang Indonesia mencari cara untuk menentang kekuasaan kolonial.", "question_text": "Kapan paham komunis mulai masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1914", "start_byte": 112, "limit_byte": 116}]} {"id": "3180339813615323900-1", "language": "indonesian", "document_title": "Klan Minamoto", "passage_text": "\nGenji merupakan sebutan lain untuk klan Minamoto, karena aksara kanji untuk \"Minamoto\" juga dibaca sebagai Gen, sedangkan ji (shi) berarti klan. Di antara garis keturunan klan Minamoto yang paling terkenal adalah Seiwa Genji yang mendirikan Keshogunan Kamakura.", "question_text": "Apa sebutan lain untuk klan Minamoto?", "answers": [{"text": "Genji", "start_byte": 1, "limit_byte": 6}]} {"id": "-8455774859241558526-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kapitalisme", "passage_text": "Walaupun demikian, kapitalisme sebenarnya tidak memiliki definisi universal yang bisa diterima secara luas. Beberapa ahli mendefinisikan kapitalisme sebagai sebuah sistem yang mulai berlaku di Eropa pada abad ke-16 hingga abad ke-19, yaitu pada masa perkembangan perbankan komersial Eropa di mana sekelompok individu maupun kelompok dapat bertindak sebagai suatu badan tertentu yang dapat memiliki maupun melakukan perdagangan benda milik pribadi, terutama barang modal, seperti tanah dan manusia guna proses perubahan dari barang modal ke barang jadi. Untuk mendapatkan modal-modal tersebut, para kapitalis harus mendapatkan bahan baku dan mesin terlebih dahulu, kemudian buruh yang berperan sebagai operator mesin guna mendapatkan nilai dari bahan baku yang diolah.", "question_text": "Kapan paham kapitalisme pertama kali muncul?", "answers": [{"text": "abad ke-16 hingga abad ke-19", "start_byte": 204, "limit_byte": 232}]} {"id": "-7128865251816712391-2", "language": "indonesian", "document_title": "AdSense", "passage_text": "Program AdSense didirikan setelah Google mengakuisisi Pyra Labs pada bulan Februari 2003. Sebulan berikutnya tepatnya pada tanggal 4 Maret 2003, Chairman Google dan CEO, Erick Schmidt, mengumumkan layanan iklan konten bertarget yang disebut AdSense. Untuk mendukung program adsense, pada 23 April 2003 atau sebulan kemudian google mengakuisisi Applied Semantics yang teknologinya mendukung layanan AdSense.", "question_text": "Kapan AdSense dirilis?", "answers": [{"text": "4 Maret 2003", "start_byte": 131, "limit_byte": 143}]} {"id": "7298416629587639100-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Pasaman Barat", "passage_text": "Kabupaten Pasaman Barat merupakan salah satu dari 3 (tiga) Kabupaten Pemekaran di Provinsi Sumatera Barat, berdasarkan Undang-undang Nomor 38 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kabupaten Dharmasraya, Solok Selatan dan Pasaman Barat. Kabupaten Pasaman Barat dengan luas wilayah 3.864,02km², jumlah penduduk 365.129 jiwa dengan administrasi pemerintahan yang meliputi 11 (sebelas) kecamatan.", "question_text": "Berapakah luas Kabupaten Pasaman Barat?", "answers": [{"text": "3.864,02km²", "start_byte": 273, "limit_byte": 285}]} {"id": "-8166150251485150259-4", "language": "indonesian", "document_title": "Mangasa Sotarduga Hutagalung", "passage_text": "Pada mulanya ia menulis sajak dan cerpen dan disiarkan oleh RRI Medan. Setelah tamat dari Universitas Indonesia puluhan bukunya telah diterbitkan. Ratusan kritik dan esainya tersebar di koran dan majalah. M. S. Hutagalung lahir di Tarutung, Sumut 8 Desember 1937, lulus tahun 1964 pada Fakultas Sastra Universitas Indonesia. Mengajar pada fakultas yang sama dengan mata kuliah kesusasteraan Indonesia. Pada tahun 1984 bertugas di Universitas Sains di Penang -Malaysia sebagai dosen tamu. Dia sempat mengenyam pendidikan S2 di Leiden bahkan selama 7 tahun mengajar sebagai dosen tamu di Universitas Sains Penang, Malaysia. Sebelum pensiun, dia juga mengajar bahasa Indonesia Sastra Indonesia di Universitas Kristen Indonesia, Universitas Nasional, STT Jakarta dan STT Cipanas.", "question_text": "apakah pendidikan terakhir Mangasa Sotarduga Hutagalung?", "answers": [{"text": "S2", "start_byte": 520, "limit_byte": 522}]} {"id": "1103156476750162407-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Jambi", "passage_text": "Berdasarkan Undang-undang nomor 6 tahun 1986, luas wilayah administratif pemerintah kota Jambi adalah ± 205.38km², secara geomorfologis kota ini terletak di bagian barat cekungan Sumatera bagian selatan yang disebut sub-cekungan Jambi, yang merupakan dataran rendah di Sumatera bagian timur.", "question_text": "Dimana letak Kota Jambi?", "answers": [{"text": "bagian barat cekungan Sumatera bagian selatan", "start_byte": 159, "limit_byte": 204}]} {"id": "1540756149382445611-0", "language": "indonesian", "document_title": "Radiasi elektromagnetik", "passage_text": "\n\nRadiasi elektromagnetik adalah kombinasi medan listrik dan medan magnet yang berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain. Cahaya tampak adalah salah satu bentuk radiasi elektromagnetik. Penelitian teoretis tentang radiasi elektromagnetik disebut elektrodinamik, sub-bidang elektromagnetisme.", "question_text": "Apakah peran medan listrik dalam Radiasi elektromagnetik?", "answers": [{"text": "berosilasi dan merambat melewati ruang dan membawa energi dari satu tempat ke tempat yang lain", "start_byte": 79, "limit_byte": 173}]} {"id": "5588718063394153211-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsumsi", "passage_text": "Konsumsi, dari bahasa Belanda consumptie, bahasa Inggris consumption, ialah suatu kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan daya guna suatu benda, baik berupa barang maupun jasa, untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan secara langsung.\nKonsumen adalah setiap orang pemakai barang dan atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan.[1] Jika tujuan pembelian produk tersebut untuk dijual kembali (Jawa: kulakan), maka dia disebut pengecer atau distributor. Pada masa sekarang ini bukan suatu rahasia lagi bahwa sebenarnya konsumen adalah raja sebenarnya, oleh karena itu produsen yang memiliki prinsip holistic marketing sudah seharusnya memperhatikan semua yang menjadi hak-hak konsumen. Konsumsi dapat dibagi menjadi 2 yaitu konsumsi langsung dan tidak langsung.", "question_text": "Apa maksud konsumsi dalam Ekonomi?", "answers": [{"text": "kegiatan yang bertujuan mengurangi atau menghabiskan daya guna suatu benda, baik berupa barang maupun jasa, untuk memenuhi kebutuhan dan kepuasan secara langsung", "start_byte": 82, "limit_byte": 243}]} {"id": "-7397066023184316960-6", "language": "indonesian", "document_title": "TIC band", "passage_text": "Setelah menandatangani kontrak dengan Musica Studio's, pada tahun yang sama mereka mengeluarkan album pertama mereka yang berjudul Tidak Jelas. Dengan proses rekaman yang hanya memakan waktu 2 bulan saja, mereka mengeluarkan single dengan judul yang sama dengan album mereka yaitu Tidak Jelas. Di album ini TICband mencoba memberikan warna baru dengan menyisipkan loop sequencer pada lagu - lagu mereka. Namun pasar kurang menerima album ini dengan baik sehingga album ini tenggelam dalam hingar bingarnya dunia musik indonesia pada waktu itu.", "question_text": "Apakah album pertama TIC band?", "answers": [{"text": "Tidak Jelas", "start_byte": 131, "limit_byte": 142}]} {"id": "8057868834318156223-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fusi nuklir", "passage_text": "\nDalam fisika nuklir, fusi nuklir (reaksi termonuklir) adalah sebuah reaksi dimana dua inti atom bergabung membentuk satu atau lebih inti atom yang lebih besar dan partikel subatom (neutron atau proton). Perbedaan dalam massa antara reaktan dan produk dimanifestasikan sebagai pelepasan energi dalam jumlah besar. Perbedaan dalam massa ini muncul akibat perbedaan dalam energi ikatan inti atom antara sebelum dan setelah reaksi. Fusi nuklir adalah proses yang memberikan daya bagi bintang untuk bersinar.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Fusi nuklir?", "answers": [{"text": "reaksi dimana dua inti atom bergabung membentuk satu atau lebih inti atom yang lebih besar dan partikel subatom (neutron atau proton)", "start_byte": 69, "limit_byte": 202}]} {"id": "-963528276699653852-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Serang", "passage_text": "Berikut ini adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Serang, provinsi Banten, Indonesia. Kabupaten Serang terdiri dari 29 kecamatan dan 326 desa dengan jumlah penduduk pada tahun 2017 diperkirakan sebesar 1.435.003 jiwa dan luas wilayah 1.734,28 km² dengan kepadatan 827 jiwa/km².[1]", "question_text": "Berapa jumlah kecamatan di kabupaten Serang?", "answers": [{"text": "29", "start_byte": 129, "limit_byte": 131}]} {"id": "8479338370984901431-32", "language": "indonesian", "document_title": "Sulawesi Utara", "passage_text": "Luas wilayah Provinsi Sulawesi Utara adalah 15.069 km² dengan persentase 0,72% terhadap luas Indonesia yang terdiri dari 11 (sebelas) Kabupaten dan 4 (empat) Kota.", "question_text": "berapakah luas Provinsi Sulawesi Utara?", "answers": [{"text": "15.069 km²", "start_byte": 44, "limit_byte": 55}]} {"id": "1865976972150070927-77", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Meskipun Bank of England adalah bank sentral Britania Raya, tiga bank kliring Skotlandia masih diperkenankan untuk menerbitkan uang kertas pound sterling sendiri, ketiga bank tersebut yaitu Bank of Scotland, Royal Bank of Scotland, dan Clydesdale Bank. Nilai uang kertas Skotlandia yang beredar saat ini adalah £3,5miliar.[187]", "question_text": "Apakah mata uang Skotlandia ?", "answers": [{"text": "pound sterling", "start_byte": 139, "limit_byte": 153}]} {"id": "5852195427347273985-15", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir Kuno", "passage_text": "Setelah pemerintahan pusat Mesir runtuh pada akhir periode Kerajaan Lama, pemerintah tidak lagi mampu mendukung atau menstabilkan ekonomi negara. Gubernur-gubernur regional tidak dapat menggantungkan diri kepada firaun pada masa krisis. Kekurangan pangan dan sengketa politik meningkat menjadi kelaparan dan perang saudara berskala kecil. Meskipun berada pada masa yang sulit, pemimpin-pemimpin lokal, yang tidak berhutang upeti kepada firaun, menggunakan kebebasan baru mereka untuk mengembangkan budaya di provinsi-provinsi. Setelah menguasai sumber daya mereka sendiri, provinsi-provinsi menjadi lebih kaya. Fakta ini dibuktikan dengan adanya pemakaman yang lebih besar dan baik di antara kelas-kelas sosial lainnya.[30] Dengan meningkatnya kreativitas, pengrajin-pengrajin provinsial menerapkan dan mengadaptasi motif-motif budaya yang sebelumnya dibatasi oleh Kerajaan Lama. Juru-juru tulis mengembangkan gaya yang melambangkan optimisme dan keaslian periode.[31]", "question_text": "Kapan pemerintahan pusat Mesir runtuh?", "answers": [{"text": "akhir periode Kerajaan Lama", "start_byte": 45, "limit_byte": 72}]} {"id": "-1676106981915595646-0", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Republik Rakyat Tiongkok (simplified Chinese:中华人民共和国; traditional Chinese:中華人民共和國; pinyin:Zhōnghuá Rénmín Gònghéguó; Pe̍h-ōe-jī:Tiong-hôa Jîn-bîn Kiōng-hô-kok, disingkat RRT, China atau Tiongkok; literal: Republik Rakyat Tionghoa) adalah sebuah negara yang terletak di Asia Timur yang beribukota di Beijing[1] Negara ini memiliki jumlah penduduk terbanyak di dunia (sekitar 1,35 milyar jiwa) dan luas wilayah 9,69 juta kilometer persegi, menjadikannya negara ke-4 terbesar di dunia.[2] Negara ini didirikan pada tahun 1949 setelah berakhirnya Perang Saudara Tiongkok, dan sejak saat itu dipimpin oleh sebuah partai tunggal, yaitu Partai Komunis Tiongkok (PKT).[3] Sekalipun seringkali dilihat sebagai negara komunis, kebanyakan ekonomi republik ini telah diswastakan sejak tahun 1980-an. Walau bagaimanapun, pemerintah masih mengawasi ekonominya secara politik terutama dengan perusahaan-perusahaan milik pemerintah dan sektor perbankan. Secara politik, ia masih tetap menjadi pemerintahan satu partai.", "question_text": "apakah nama ibukota Tiongkok ?", "answers": [{"text": "Beijing", "start_byte": 342, "limit_byte": 349}]} {"id": "-401738086562750115-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pandu", "passage_text": "\n\n\nPandu adalah nama tokoh dalam wiracarita Mahabharata, ayah dari para Pandawa. Pandu merupakan anak kedua dari tiga bersaudara; kakaknya Dretarasta, sedangkan adiknya Widura. Menurut Mahabharata, Dretarastra merupakan pewaris takhta kerajaan Kuru dengan pusat pemerintahan di Hastinapura. Karena ia buta, maka takhta diserahkan kepada Pandu, dengan Widura sebagai menteri, yang tidak memiliki ilmu kesaktian apapun tetapi memiliki ilmu kebijaksanaan yang luar biasa terutama bidang ketatanegaraan.", "question_text": "siapakah adik Pandu dalam wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Widura", "start_byte": 170, "limit_byte": 176}]} {"id": "-6103562963246377674-5", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Taimiyah", "passage_text": "Semenjak kecil sudah terlihat tanda-tanda kecerdasannya. Begitu tiba di Damaskus, ia segera menghafalkan Al-Qur’an dan mencari berbagai cabang ilmu pada para ulama, hafizh dan ahli hadits negeri itu. Kecerdasan serta kekuatan otaknya membuat para tokoh ulama tersebut tercengang. Ketika umurnya belum mencapai belasan tahun, ia sudah menguasai ilmu ushuluddin dan mendalami bidang-bidang tafsir, hadits, dan bahasa Arab. Ia telah mengkaji Musnad Imam Ahmad sampai beberapa kali, kemudian Kutubu Sittah dan Mu’jam At-Thabarani Al-Kabir.", "question_text": "Apakah cabang ilmu islam yang dikuasai Ibnu Taimiyah?", "answers": [{"text": "ilmu ushuluddin dan mendalami bidang-bidang tafsir, hadits, dan bahasa Arab", "start_byte": 346, "limit_byte": 421}]} {"id": "-5262146714847317181-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pasar (ekonomi)", "passage_text": "Pasar, dalam ilmu ekonomi, adalah tempat bertemunya penjual dan pembeli. Transaksi jual-beli yang terjadi tidak selalu memerlukan lokasi fisik. Pasar yang dimaksud bisa merujuk kepada suatu negara tempat suatu barang dijual dan dipasarkan.", "question_text": "Apa pengertian pasar dalam ilmu ekonomi ?", "answers": [{"text": "tempat bertemunya penjual dan pembeli", "start_byte": 34, "limit_byte": 71}]} {"id": "-2898272415047079075-0", "language": "indonesian", "document_title": "Panakawan", "passage_text": "\nPanakawan atau punakawan (diambil dari bahasa Jawa) atau panakawan KBBI adalah sebutan umum untuk para pengikut kesatria dalam khasanah kesusastraan Indonesia, terutama di Jawa. Pada umumnya para panakawan ditampilkan dalam pementasan wayang, baik itu wayang kulit, wayang golek, ataupun wayang orang sebagai kelompok penebar humor untuk mencairkan suasana. Namun di samping itu, para panakawan juga berperan penting sebagai penasihat nonformal kesatria yang menjadi asuhan mereka.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan tokoh punakawan?", "answers": [{"text": "sebutan umum untuk para pengikut kesatria dalam khasanah kesusastraan Indonesia, terutama di Jawa", "start_byte": 80, "limit_byte": 177}]} {"id": "-3352744269591389482-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa di Australia", "passage_text": "Meski tidak ada bahasa resmi di negara Australia, bahasa yang paling banyak dituturkan adalah bahasa Inggris yang sudah berurat umbi sebagai bahasa kebangsaan yang sesuai dengan pelaksanaan secara nyata (de fakto) sejak kemerdekaan Australia.[1] Bahasa Inggris Australia adalah jenis ragam bahasa Inggris yang paling banyak dituturkan, disebut sebagai bahasa Inggris Australia karena logat, lingkup kekayaan kata-katanya, pengejaan dan tata bahasanya yang berlainan hal dari beberapa jenis ragam bahasa Inggris lainnya.[2][3]\nMenurut hasil cacah jiwa tahun 2016, hanya bahasa Inggris yang menjadi satu-satunya bahasa yang paling ramai dipergunakan dengan kisaran hampir 70% dari penduduk Australia seluruhnya. Kemudian, bahasa-bahasa lain yang paling lazim dipergunakan adalah di antaranya:[4] Bahasa Tionghoa Baku (2.5%), Bahasa Arab (1.4%), Bahasa Kanton (1.2%), Bahasa Vietnam (1.2%) dan Bahasa Italia (1.2%).", "question_text": "Apa bahasa mayoritas penduduk Australia ?", "answers": [{"text": "Bahasa Inggris Australia", "start_byte": 246, "limit_byte": 270}]} {"id": "-1244765258392587915-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bourgogne", "passage_text": "\nBourgogne atau Burgundia merupakan sebuah wilayah administratif dan bersejarah di bagian timur-tengah region Perancis. Bourgogne terdiri dari empat departemen berikut: Côte-d'Or, Saône-et-Loire, Yonne and Nièvre. Secara historis, \"Bourgogne\" diartikan sebagai beberapa entitas politik, termasuk kerajaan dan keadipatian yang mencakup wilayah Mediterania ke Benelux.", "question_text": "dimanakah letak Bourgogne ?", "answers": [{"text": "timur-tengah region Perancis", "start_byte": 90, "limit_byte": 118}]} {"id": "407502243531862651-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yen", "passage_text": "jmpl|Uang logam Jepang, ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100, ¥500\nYen adalah mata uang Jepang. Simbol: ¥; atau dalam bahasa Jepang: en(円).", "question_text": "Apa mata uang Jepang ?", "answers": [{"text": "Yen", "start_byte": 59, "limit_byte": 62}]} {"id": "1809154641683205822-10", "language": "indonesian", "document_title": "Frozen (film 2013)", "passage_text": "Kristen Bell sebagai Anna, Putri dari Kerajaan Arendelle, yang penuh semangat, berani, ceria, dan tanggung jawab. Anna bertualang di salju bersama Kristoff untuk mengembalikan musim panas ke Arendelle.\nLizzy Stubenrauch mengisi suara Anna balita\nKatie Lopez' mengisi suara Anna balita (menyanyi)\nAgatha Lee Monn mengisi suara Anna kecil (menyanyi)\nIdina Menzel sebagai Elsa, Ratu Arendelle, yang juga kakak perempuan Anna yang mempunyai kekuatan sihir es dan membekukan Kerajaan Arendelle.\nEva Bella sebagai Elsa kecil\nSpencer Lacey Ganus sebagai Elsa remaja\nJonathan Groff sebagai Kristoff, pemanen es penyendiri, yang biasa tinggal di gunung. Salju dan es adalah kesukaannya. Sven si rusa adalah sahabat baiknya.\nTyrre Brown sebagai Kristoff kecil\nJosh Gad sebagai Olaf, si manusia salju yang dibuat Elsa\nSantino Fontana sebagai Hans, Pangeran dari Kepulauan Selatan. Dia mempunyai 12 kakak laki-laki.\nAlan Tudyk sebagai Duke of Weselton\nCiarán Hinds sebagai Grand Pabbie, raja troll\nChris Williams sebagai Oaken, pemilik toko Oaken\nMaia Wilson sebagai Bulda, troll yang juga ibu yang merawat Kristoff\nMaurice LaMarche sebagai Raja Arendelle, ayah Anna dan Elsa\nJennifer sebagai Ratu Arendelle, ibu Anna dan Elsa", "question_text": "Siapa pengisi suara Anna dalam film Frozen?", "answers": [{"text": "Kristen Bel", "start_byte": 0, "limit_byte": 11}]} {"id": "3386369953891127858-0", "language": "indonesian", "document_title": "Obon", "passage_text": "\n\n\nObon(お盆)[1] atau disebut pula dengan Bon(盆) adalah serangkaian upacara dan tradisi di Jepang untuk merayakan kedatangan arwah leluhur[2] yang dilakukan seputar tanggal 15 Juli menurut kalender Tempō (kalender lunisolar). Pada umumnya, Obon dikenal sebagai upacara yang berkaitan dengan agama Buddha Jepang, tetapi banyak sekali tradisi dalam perayaan Obon yang tidak bisa dijelaskan dengan dogma agama Buddha. Obon dalam bentuk seperti sekarang ini merupakan sinkretisme dari tradisi turun temurun masyarakat Jepang dengan upacara agama Buddha yang disebut Urabon.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan perayaan Obon?", "answers": [{"text": "serangkaian upacara dan tradisi di Jepang untuk merayakan kedatangan arwah leluhur[2] yang dilakukan seputar tanggal 15 Juli menurut kalender Tempō", "start_byte": 60, "limit_byte": 208}]} {"id": "-4031160655109829686-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Pitcairn", "passage_text": "Kepulauan Pitcarin, resminya bernama Kepulauan Pitcairn, Henderson, Ducie dan Oeno, adalah kumpulan dari empat pulau-pulau vulkanis di selatan Samudera Pasifik. Keempat pulau tersebut tersebar beberapa ratus mil di samudera pasifik dan memiliki daratan yang kalau digabungkan luasnya menjadi 47 hektar kilometer, dimana pulau Henderson merupakan pulau terluas yang meliputi 86% keseluruhan daratan. Namun demikian hanya Pulau Pitcairn yang berpenghuni.", "question_text": "Dimana letak Pulau Pitcairn ?", "answers": [{"text": "selatan Samudera Pasifik", "start_byte": 135, "limit_byte": 159}]} {"id": "2645004878071096670-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Subang", "passage_text": "Kabupaten Subang (aksara Sunda: ᮊᮘ᮪. ᮞᮥᮘᮀ, Latin: Kab. Subang) adalah sebuah kabupaten di Tatar Pasundan provinsi Jawa Barat, Indonesia. Ibukotanya adalah Subang. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Jawa di utara, Kabupaten Indramayu di timur, Kabupaten Sumedang di tenggara, Kabupaten Bandung Barat di selatan, serta Kabupaten Purwakarta dan Kabupaten Karawang di barat.", "question_text": "Dimanakah letak Kabupaten Subang?", "answers": [{"text": "Tatar Pasundan provinsi Jawa Barat, Indonesia", "start_byte": 104, "limit_byte": 149}]} {"id": "-6339813023796723879-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pengepungan Damaskus (1148)", "passage_text": "Pengepungan Damaskus terjadi antara 24 Juli dan 29 Juli 1148, selama Perang Salib Kedua. Pengepungan ini berakhir dengan kekalahan telak tentara salib dan menyebabkan disintegrasi tentara salib. Dua pasukan utama Kristen yang melakukan perjalanan jauh dengan berjalan kaki ke Tanah Suci sebagai respons atas seruan Paus Eugenius III dan Bernardus dari Clairvaux untuk Perang Salib Kedua dipimpin oleh Louis VII dari Perancis dan Conrad III dari Jerman. Keduanya menghadapi perjalanan jauh yang membawa bencana di sepanjang Anatolia pada bulan-bulan berikutnya, dengan sebagian besar tentara mereka hancur. Fokus awal Perang Salib ini adalah Edessa (Sanli Urfa), namun di Yerusalem, target pilihan Raja Baldwin III dan Ksatria Templar adalah Damaskus. Di Dewan Akko, para tokoh terkemuka dari Perancis, Jerman, dan Kerajaan Yerusalem memutuskan untuk mengalihkan perang salib ke Damaskus.", "question_text": "Siapa yang mengetuai Pengepungan Damaskus?", "answers": [{"text": "Louis VII dari Perancis dan Conrad III dari Jerman", "start_byte": 401, "limit_byte": 451}]} {"id": "8261202876593362761-0", "language": "indonesian", "document_title": "Digital", "passage_text": "Digital berasal dari kata Digitus, dalam bahasa Yunani berarti jari jemari. Apabila kita hitung jari jemari orang dewasa, maka berjumlah sepuluh (10). Nilai sepuluh tersebut terdiri dari 2 radix, yaitu 1 dan 0, oleh karena itu Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner). Semua sistem komputer menggunakan sistem digital sebagai basis datanya. Dapat disebut juga dengan istilah Bit (Binary Digit).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan digital ?", "answers": [{"text": "penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on", "start_byte": 245, "limit_byte": 333}]} {"id": "6336724087191957654-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konvensi Jenewa", "passage_text": "\nKonvensi Jenewa terdiri dari empat perjanjian, dan tiga protokol tambahan, yang menetapkan standar hukum internasional untuk pengobatan kemanusiaan perang. Istilah tunggal Konvensi Jenewa biasanya merujuk pada perjanjian tahun 1949, negosiasi pasca Perang Dunia Kedua (1939-1945), yang diperbarui dari kemudian untuk tiga perjanjian (1864, 1906, 1929), dan menambahkan menjadi yang keempat. Konvensi Jenewa secara luas didefinisikan pada hak-hak dasar para tahanan perang (warga sipil dan personel militer); mendirikan perlindungan untuk yang terluka; dan mendirikan perlindungan bagi warga sipil di dan sekitar zona perang. Perjanjian tahun 1949 yang diratifikasi, secara keseluruhan atau dengan reverasi, menjadi 196 negara.[1] Selain itu, Konvensi Jenewa juga mendefinisikan hak dan perlindungan yang diberikan kepada non-kombatan, namun, karena Konvensi Jenewa tentang orang-orang dalam perang, artikel tidak mengatasi peperangan yang tepat -penggunaan senjata perang- yang merupakan subjek dari Konvensi Den Haag (Konferensi Den Haag Pertama, 1899; Konferensi Den Haag Kedua 1907), dan perang bio-kimia Protokol Jenewa (Protokol untuk pelarangan penggunaan asphyxiating, beracun atau gas lainnya dalam perang, dan metode bakteriologis dalam peperangan, 1925).", "question_text": "Kapan Konvensi Jenewa diciptakan?", "answers": [{"text": "1949", "start_byte": 643, "limit_byte": 647}]} {"id": "-4054767642533891840-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kabupaten dan kota di Indonesia", "passage_text": "Berikut merupakan artikel tentang Daftar Kabupaten dan Kota di Indonesia. Halaman ini berisi daftar kabupaten (415), kabupaten administrasi (1), kota (93), dan kota administrasi (5) dalam 34 provinsi di Indonesia.[1][2] Kabupaten administrasi dan kota administrasi bukanlah daerah otonom, tetapi merupakan kabupaten/kota tanpa DPRD dan hanya terdapat di Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta.[3][4]\n", "question_text": "berapakah jumlah kabupaten di Indonesia?", "answers": [{"text": "415", "start_byte": 111, "limit_byte": 114}]} {"id": "1853849720487495998-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Tomohon", "passage_text": "\nKota Tomohon berada pada 1°15' Lintang Utara dan 124°50' Bujur Timur. Luas Kota Tomohon berdasarkan keputusan UU RI Nomor 10 Tahun 2003 sekitar 11.420 Ha dengan jumlah penduduk mencapai 87.719 jiwa. Kota Tomohon terletak di ketinggian kira-kira 900-1100 meter dari permukaan laut (dpl), diapit oleh 2 gunung berapi aktif, yaitu Gunung Lokon (1.580 m) dan Gunung Mahawu (1.311 m). Suhu di Kota Tomohon pada waktu siang mampu mencapai 30 derajat Celsius dan 18-22 derajat Celsius pada malam hari.", "question_text": "Berapa luas daerah Tomohon?", "answers": [{"text": "11.420 Ha", "start_byte": 147, "limit_byte": 156}]} {"id": "-7594209502194614625-0", "language": "indonesian", "document_title": "FC Barcelona", "passage_text": "Fútbol Club Barcelona, juga dikenal sebagai Barcelona atau Barça, adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Barcelona, Catalunya, Spanyol.", "question_text": "Dimanakah markas FC Barcelona?", "answers": [{"text": "Barcelona, Catalunya, Spanyol", "start_byte": 120, "limit_byte": 149}]} {"id": "1325259006454531474-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Kubu", "passage_text": "\nSuku Kubu atau juga dikenal dengan Suku Anak Dalam atau Orang Rimba adalah salah satu suku bangsa minoritas yang hidup di Pulau Sumatra, tepatnya di Provinsi Jambi dan Sumatera Selatan. Mereka mayoritas hidup di provinsi Jambi, dengan perkiraan jumlah populasi sekitar 200.000 orang.", "question_text": "Dimana letak Suku Anak Dalam ?", "answers": [{"text": "Provinsi Jambi dan Sumatera Selatan", "start_byte": 150, "limit_byte": 185}]} {"id": "-158828518496542413-2", "language": "indonesian", "document_title": "Clotilda", "passage_text": "Dari abad ke-6 keatas, pernikahan Clovis dan Clotilda bertemakan narasi epik, dimana fakta-fakta asli material diubah dan berbagai versi menemukan jalan mereka ke dalam karya-karya penulis kronik Franka yang berbeda.[1] Menurut Gregorius dari Tours (538–594), Chilperic II dibunuh oleh saudaranya, Gondebaud pada tahun 493, dan istrinya ditenggelamkan dengan sebuah batu yang tergantung dilehernya, dan kedua putrinya, Chrona bercadar dan Clotilda dieksil - namun demikian, kisah ini dianggap sebagai Apokrifa Alkitab.[2] Catatan Butler mengikuti Gregorius.[3]", "question_text": "Kapan Santa Clotilda menikah?", "answers": [{"text": "493", "start_byte": 321, "limit_byte": 324}]} {"id": "6074765548202622043-1", "language": "indonesian", "document_title": "South African Airways", "passage_text": "Tahun 1934, Union Airways dibeli oleh pemerintah Afrika Selatan, dan mengganti namanya dengan South African Airways tanggal 1 Februari. Kota pertama yang dilayani adalah Cape Town, Durban dan Johannesburg. Tahun berikutnya, juga pada 1 Februari, South African Airways mengambil alih South-West African Airways yang sejak 1932 telah menyediakan penerbangan surat udara antara Windhoek dan Kimberley.", "question_text": "Kapan South African Airways didirikan?", "answers": [{"text": "1934", "start_byte": 6, "limit_byte": 10}]} {"id": "-3514499462620977658-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mahasthawira Vajragiri", "passage_text": "Bhiksu YM Mahasthawira Vajragiri terlahir dengan nama The Tjing San atau Thedja Santosa, pada tanggal 28 Oktober 1931 di Ogan Komering Ulu Timur, Sumatera Selatan. Ayahnya bernama The Tjai Gwan dan ibunya Liem Kiat Nio. Ia adalah anak pertama dari empat bersaudara.", "question_text": "siapakah orang tua Mahasthavira Vajragiri?", "answers": [{"text": "Ayahnya bernama The Tjai Gwan dan ibunya Liem Kiat Nio", "start_byte": 164, "limit_byte": 218}]} {"id": "-4994422461443723027-29", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "Federasi Malaysia adalah sebuah monarki konstitusional. Kepala negara persekutuan Malaysia adalah Yang di-Pertuan Agong, biasa disebut Raja Malaysia. Yang di-Pertuan Agong dipilih dari dan oleh sembilan Sultan Negeri-Negeri Malaya, untuk menjabat selama lima tahun secara bergiliran; empat pemimpin negeri lainnya, yang bergelar Gubernur, tidak turut serta di dalam pemilihan.[57]", "question_text": "Apakah bentuk sistem pemerintahan Malaysia?", "answers": [{"text": "monarki konstitusional", "start_byte": 32, "limit_byte": 54}]} {"id": "8560232334886128430-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tari guel", "passage_text": "Dalam perkembangannya, tari guel timbul tenggelam, namun Guel menjadi tari tradisi terutama dalam upacara adat tertentu. Guel sepenuhnya apresiasi terhadap wujud alam, lingkkungan kemudian dirangkai begitu rupa melalui gerak simbolis dan hentakan irama. Tari ini adalah media informatif. Kekompakan dalam padu padan antara seni satra, musik/suara, gerak memungkinkan untuk dikembangkan (kolaborasi) sesuai dengan semangat zaman, dan perubahan pola pikir masyarakat setempat.\nGuel tentu punya filosofi berdasarkan sejarah kelahirannya. Maka rentang 90-an tarian ini menjadi objek penelitian sejumlah surveyor dalam dan luar negeri.", "question_text": "Kapan Tari guel dilakukan dalam budaya Gayo?", "answers": [{"text": "upacara adat", "start_byte": 98, "limit_byte": 110}]} {"id": "8483482444622759433-0", "language": "indonesian", "document_title": "Teleskop", "passage_text": "\n\n\n200px|jmpl\n\nTeleskop atau teropong adalah sebuah instrumen pengamatan yang berfungsi mengumpulkan radiasi elektromagnetik dan sekaligus membentuk citra dari benda yang diamati[1]. Teleskop merupakan alat paling penting dalam pengamatan astronomi. Jenis teleskop (biasanya optik) yang dipakai untuk maksud bukan astronomis antara lain adalah transit, monokular, binokular, lensa kamera, atau keker. Teleskop memperbesar ukuran sudut benda, dan juga kecerahannya.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan Teleskop ?", "answers": [{"text": "sebuah instrumen pengamatan yang berfungsi mengumpulkan radiasi elektromagnetik dan sekaligus membentuk citra dari benda yang diamati", "start_byte": 45, "limit_byte": 178}]} {"id": "6175606353873572791-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "siapakah yang menciptakan Kamen Rider pertama kali?", "answers": [{"text": "Shotaro Ishinomori", "start_byte": 200, "limit_byte": 218}]} {"id": "9189945586634295206-1", "language": "indonesian", "document_title": "County Edessa", "passage_text": "County Edessa berbeda dengan negara-negara tentara salib lainnya di mana negara ini dikunci oleh tanah. Sebagian dari county ini, termasuk ibukotanya terletak di bagian Efrat timur, dan terletak lebih timur dari negara-negara tentara salib lainnya, sehingga county ini dapat diserang. Bagian barat Efrat dikontrol oleh benteng Turbessel.", "question_text": "dimanakah letak County Edessa?", "answers": [{"text": "Efrat timur, dan terletak lebih timur dari negara-negara tentara salib", "start_byte": 169, "limit_byte": 239}]} {"id": "-6010870871070088772-1", "language": "indonesian", "document_title": "Penyerbuan Polandia", "passage_text": "Penyerbuan Polandia menandai dimulainya Perang Dunia II di Eropa. Sekutu Polandia, Britania Raya, Australia, dan Selandia Baru,[4] menyatakan perang kepada Jerman pada tanggal 3 September, yang segera diikuti oleh Prancis, Afrika Selatan, dan Kanada. Penyerbuan Polandia dimulai pada tanggal 1 September 1939, satu minggu setelah penandatanganan Pakta Molotov-Ribbentrop, dan penyerbuan ini berakhir pada tanggal 6 Oktober 1939, setelah Jerman dan Uni Soviet menduduki seluruh Polandia. Walaupun Britania Raya dan Perancis menyatakan perang setelah Jerman menyerang Polandia, sangat sedikit aksi militer langsung yang dilakukan (lihat Perang Phoney).", "question_text": "Kapan Invasi Polandia dimulai ?", "answers": [{"text": "1 September 1939", "start_byte": 292, "limit_byte": 308}]} {"id": "-2728253728458239078-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Bastille", "passage_text": "Hari Bastille adalah nama lain untuk Hari Nasional Perancis yang dirayakan tanggal 14 Juli setiap tahunnya. Di Perancis, nama resminya adalah La Fête Nationale (Perayaan Nasional) dan umumnya Le quatorze juillet (Empat Belas Juli). Hari ini merayakan Fête de la Fédération 1790 yang diadakan pada ulang tahun pertama penyerbuan Bastille tanggal 14 Juli 1789; ulang tahun penyerbuan benteng penjara Bastille dipandang sebagai simbol pemberontakan bangsa yang modern ini, dan rekonsiliasi seluruh rakyat Perancis di dalam kekuasaan monarki konstitusional sebelum Republik Pertama. Pesta dan upacara resmi diselenggarakan di seluruh Perancis. Parade militer rutin tertua dan terbesar di Eropa diadakan pada pagi 14 Juli, di Jalan Champs-Élysées, Paris, di hadapan Presiden Republik, pejabat pemerintahan Perancis, dan perwakilan asing.[1][2]", "question_text": "Kapan hari kemerdekaan Prancis dirayakan ?", "answers": [{"text": "14 Juli 1789", "start_byte": 349, "limit_byte": 361}]} {"id": "-8505620732066919485-7", "language": "indonesian", "document_title": "Gempa bumi", "passage_text": "Gempa Bumi ini terjadi akibat adanya aktivitas magma, yang biasa terjadi sebelum gunung api meletus. Apabila keaktifannya semakin tinggi maka akan menyebabkan timbulnya ledakan yang juga akan menimbulkan terjadinya gempa bumi. Gempa bumi tersebut hanya terasa di sekitar gunung api tersebut.", "question_text": "Apakah definisi dari Gempa Vulkanik?", "answers": [{"text": "terjadi akibat adanya aktivitas magma, yang biasa terjadi sebelum gunung api meletus", "start_byte": 15, "limit_byte": 99}]} {"id": "2124679854335972801-3", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Industri", "passage_text": "Revolusi Industri dimulai pada akhir abad ke-18, di mana terjadinya peralihan dalam penggunaan tenaga kerja di Inggris yang sebelumnya menggunakan tenaga hewan dan manusia, yang kemudian digantikan oleh penggunaan mesin yang berbasis menufaktur. Periode awal dimulai dengan dilakukannya mekanisasi terhadap industri tekstil, pengembangan teknik pembuatan besi dan peningkatan penggunaan batubara. Ekspansi perdagangan turut dikembangkan dengan dibangunnya terusan, perbaikan jalan raya dan rel kereta api.[4] Adanya peralihan dari perekonomian yang berbasis pertanian ke perekonomian yang berbasis manufaktur menyebabkan terjadinya perpindahan penduduk besar-besaran dari desa ke kota, dan pada akhirnya menyebabkan membengkaknya populasi di kota-kota besar di Inggris.[5]", "question_text": "apakah perubahan yang terjadi pada sektor manufaktur pada saat Revolusi Industri pertama terjadi?", "answers": [{"text": "dilakukannya mekanisasi terhadap industri tekstil, pengembangan teknik pembuatan besi dan peningkatan penggunaan batubara", "start_byte": 274, "limit_byte": 395}]} {"id": "-5680835012889590902-10", "language": "indonesian", "document_title": "Prusia", "passage_text": "Pada tahun 1871, penduduk Prusia berjumlah 24.69 juta jiwa, yaitu 60% dari total populasi Kekaisaran Jerman.[9] Pada tahun 1910, populasi Prusia meledak hingga berjumlah 40.17 juta jiwa (62% dari jumlah populasi Kekaisaran).[9] Pada tahun 1914, Prusia memiliki luas 354,490km². Pada bulan Mei 1939 Prusia memiliki total luas sejumlah 297,007km² dan populasi sejumlah 41,915,040 jiwa. Kepangeranan Neuenburg, sekarang sebagai Canton Neuchatel di Swiss, merupakan bagian dari kerajaan Prusia dari tahun 1707 sampai 1848.", "question_text": "Berapa luas Kerajaan Prusia?", "answers": [{"text": "297,007km²", "start_byte": 335, "limit_byte": 346}]} {"id": "-1614001453668656081-1", "language": "indonesian", "document_title": "Laju cahaya", "passage_text": "Kelajuan cahaya yang merambat melalui bahan-bahan transparan seperti gelas ataupun udara lebih lambat dari c. Rasio antara c dengan kelajuan v (kelajuan rambat cahaya dalam suatu materi) disebut sebagai indeks bias n material tersebut (n = c / v). Sebagai contohnya, indeks refraksi gelas umumnya berkisar sekitar 1,5, berarti bahwa cahaya dalam gelas bergerak pada kelajuan c / 1,5 ≈ 200000km/s; indeks refraksi udara untuk cahaya tampak adalah sekitar 1,0003, sehingga kelajuan cahaya dalam udara adalah sekitar 299700km/s (sekitar 90km/s lebih lambat daripada c).", "question_text": "Apakah rumus kelajuan cahaya?", "answers": [{"text": "n = c / v", "start_byte": 236, "limit_byte": 245}]} {"id": "5416094965875097222-1", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo!", "passage_text": "Yahoo! Inc. didirikan oleh Jerry Yang dan David Filo pada bulan Januari 1994 dan dibentuk 2 Maret 1995. Pada tanggal 16 Juli 2012, mantan eksekutif Google, Marissa Mayer, ditunjuk sebagai CEO dan Presiden Yahoo!, efektif 17 Juli.[7] Yahoo telah mengangkat satu CEO setiap tahun selama lima tahun terakhir.", "question_text": "Siapa pendiri perusahaan Yahoo!?", "answers": [{"text": "Jerry Yang dan David Filo", "start_byte": 27, "limit_byte": 52}]} {"id": "8076041986094984374-2", "language": "indonesian", "document_title": "Cape Town", "passage_text": "Cape Town didirikan orang Belanda dengan nama Kaapstad pada tahun 1652 dan direbut Britania Raya pada tahun 1806.", "question_text": "Siapa pendiri Cape Town?", "answers": [{"text": "Kaapstad", "start_byte": 46, "limit_byte": 54}]} {"id": "3634156748934473033-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jombang", "passage_text": "Kabupaten Jombangadalah sebuah kabupaten yang terletak di bagian tengah Provinsi Jawa Timur. Luas wilayahnya 1.159,50 km²[1], dan jumlah penduduknya 1.201.557 jiwa (2010), terdiri dari 597.219 laki-laki, dan 604.338 perempuan. Pusat pemerintahan Kabupaten Jombang terletak di tengah-tengah wilayah kabupaten, memiliki ketinggian 44 meter di atas permukaan laut, dan berjarak 79 km (1,5 jam perjalanan) dari barat daya Surabaya, ibu kota Provinsi Jawa Timur. Kabupaten Jombang memiliki posisi yang sangat strategis, karena berada di persimpangan jalur lintas utara, dan selatan Pulau Jawa (Surabaya-Madiun-Solo-Yogyakarta), jalur Surabaya-Tulungagung, serta jalur Malang-Tuban.[2])", "question_text": "Dimanakah letak Jombang ?", "answers": [{"text": "di bagian tengah Provinsi Jawa T", "start_byte": 59, "limit_byte": 91}]} {"id": "589880652318650197-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sunni", "passage_text": "Ahl al-Sunnah wa al-Jama'ah atau Ahlus-Sunnah wal Jama'ah (Bahasa Arab: أهل السنة والجماعة) atau lebih sering disingkat Ahlul-Sunnah (bahasa Arab: أهل السنة), Aswaja atau Sunni adalah firkah Muslim terbesar yang disebut dengan Ahlus-Sunnah wal Jama'ah atau golongan yang menjalankan sunnah (Rasulullah ) dengan penekanan pada peneladanan peri kehidupan Rasulullah Muhammad .[1] Sekitar 90% umat Muslim sedunia merupakan kaum Sunni.[2] [1]Sunni kadang-kadang disebut sebagai \"Islam Ortodoks\".[3][4] Namun, para akademisi lain yang meneliti Islam, seperti John Burton percaya bahwa tidak ada yang namanya \"Islam Ortodoks\".", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan Islam Sunni?", "answers": [{"text": "firkah Muslim terbesar yang disebut dengan Ahlus-Sunnah wal Jama'ah atau golongan yang menjalankan sunnah (Rasulullah ) dengan penekanan pada peneladanan peri kehidupan Rasulullah Muhammad", "start_byte": 208, "limit_byte": 396}]} {"id": "-3867930646241429968-2", "language": "indonesian", "document_title": "Musa", "passage_text": "Musa adalah anak Amram bin Kehat bin Lewi, anak Yakub bin Ishak. Ia diangkat menjadi nabi sekitar tahun 1450 SM. Ia memiliki 2 orang anak (Gersom dan Eliezer) dari istrinya, Zipora. Ia wafat di Tanah Tih (Gunung Nebo) sekitar sebulan sebelum bangsa Israel memasuki tanah Kanaan setelah 40 tahun mengembara di padang gurun sesudah keluar dari Mesir.", "question_text": "Kapankah nabi Musa diangkat menjadi nabi ?", "answers": [{"text": "1450 SM", "start_byte": 104, "limit_byte": 111}]} {"id": "-6878972627287834879-1", "language": "indonesian", "document_title": "Delta Mahakam", "passage_text": "Secara administratif, kawasan Delta Mahakam berada dalam wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara, tepatnya berada di Kecamatan Anggana, Muara Jawa, dan Sanga-Sanga.[1]", "question_text": "Dimanakah letak delta mahakam?", "answers": [{"text": "Kabupaten Kutai Kartanegara, tepatnya berada di Kecamatan Anggana, Muara Jawa, dan Sanga-Sanga", "start_byte": 65, "limit_byte": 159}]} {"id": "4537457288356248554-3", "language": "indonesian", "document_title": "Rock and roll", "passage_text": "\nRock and roll mulai muncul sebagai gaya baru dalam bermusik di Amerika pada akhir tahun 1940-an sebagai percabangan musik country dan western produk budaya orang Amerika berkulit putih, dan musik rhythm and blues (R&B) yang merupakan produk budaya orang Afrika-Amerika. Unsur-unsur rock and roll sebenarnya sudah bisa didengar pada lagu-lagu country tahun 1930-an dan lagu-lagu blues dari tahun 1920-an. Walaupun demikian, genre musik yang baru ini tidak disebut \"rock and roll\" hingga pada tahun 1950-an. Bentuk awal rock and roll adalah rockabilly yang memadukan unsur-unsur R&B, blues, jazz, dan dipengaruhi musik folk Appalachia serta musik gospel. Bila ditelusur lebih jauh lagi, cikal bakal musik rock and roll bisa ditemukan di daerah slum Five Points, kota New York pada pertengahan abad ke-19. Di daerah tersebut untuk pertama kalinya terjadi percampuran antara tari Afrika yang ritmis dengan musik Eropa, khususnya musik untuk tari rakyat jig asal Irlandia yang sangat melodius.", "question_text": "Kapan musik rock pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1940-an", "start_byte": 89, "limit_byte": 96}]} {"id": "-4182051519837598459-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Han", "passage_text": "\n\nDinasti Han (Hanzi: 漢朝, hanyu pinyin: Han Chao) (202 SM - 220) adalah satu dari tiga dinasti yang paling berpengaruh di Tiongkok sepanjang sejarahnya. Dinasti ini adalah yang meletakkan dasar-dasar nasionalitas Tiongkok mewarisi penyatuan Tiongkok dari dinasti sebelumnya, Dinasti Qin. Dinasti Han sendiri didirikan oleh Liu Bang, seorang petani yang memenangkan perang saudara dengan saingannya, Xiang Yu. Dinasti Han merupakan salah satu dinasti terkuat di Tiongkok, dan karena pengaruhnya yang besar, etnis-etnis mayoritas di Tiongkok sekarang ini menyebut mereka orang Han (biarpun mungkin nenek moyang mereka bukan dari etnis Han).", "question_text": "Kapan Dinasti Han berakhir?", "answers": [{"text": "220", "start_byte": 64, "limit_byte": 67}]} {"id": "-6463111431472784979-2", "language": "indonesian", "document_title": "Konsep Waveface", "passage_text": "Terdapat tiga produk konsep waveface yang telah dirancang, yang terdiri dari Waveface Casa, Waveface Light, dan Waveface Ultra. Konsep-kensep tersebut menitikberatkan cakupan pada mobilitas manusia modern yang cenderung tinggi.", "question_text": "Berapa jumlah produk konsep waveface?", "answers": [{"text": "tiga", "start_byte": 9, "limit_byte": 13}]} {"id": "-3924314031365224316-0", "language": "indonesian", "document_title": "Desa", "passage_text": "\n\nDesa, atau udik, menurut definisi \"universal\", adalah sebuah aglomerasi permukiman di area perdesaan (rural). Di Indonesia, istilah desa adalah pembagian wilayah administratif di Indonesia di bawah kecamatan, yang dipimpin oleh Kepala Desa. Sebuah desa merupakan kumpulan dari beberapa unit permukiman kecil yang disebut kampung (Banten, Jawa Barat) atau dusun (Yogyakarta) atau banjar (Bali) atau jorong (Sumatera Barat). Kepala Desa dapat disebut dengan nama lain misalnya Kepala Kampung atau Petinggi di Kalimantan Timur, Klèbun di Madura, Pambakal di Kalimantan Selatan, dan Kuwu di Cirebon, Hukum Tua di Sulawesi Utara.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan desa ?", "answers": [{"text": "sebuah aglomerasi permukiman di area perdesaan (rural)", "start_byte": 56, "limit_byte": 110}]} {"id": "5493316987892668477-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Ogan Komering Ilir", "passage_text": "Kabupaten Ogan Komering Ilir atau sering disingkat OKI yang beribukotakan Kayu Agung, adalah salah satu Kabupaten di Sumatera Selatan yang memiliki luas 19.023,47 Km² dan berpenduduk sekitar 787.513 jiwa. Pada tahun 2015 kabupaten ini memiliki 18 Kecamatan, yang terdiri atas 314 desa beserta 13 kelurahan.", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Ogan Komering Ilir?", "answers": [{"text": "19.023,47 Km²", "start_byte": 153, "limit_byte": 167}]} {"id": "-8034640640001793572-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pandawa", "passage_text": "\nPandawa merupakan istilah dalam bahasa Sanskerta, yang secara harfiah berarti anak Pandu, yaitu seorang Raja Hastinapura dalam wiracarita Mahabharata. Para Pandawa terdiri dari lima orang: Yudistira, Bima, Arjuna, Nakula dan Sadewa. Mereka adalah tokoh protagonis dalam Mahabharata, sedangkan yang antagonis adalah para Korawa, yaitu para putra Dretarastra, saudara Pandu. Dalam Mahabharata, kelima Pandawa menikah dengan Dropadi yang diperebutkan dalam sebuah sayembara di Kerajaan Panchala, dan masing-masing anggota Pandawa memiliki seorang putra darinya.", "question_text": "Siapa itu Pandawa?", "answers": [{"text": "anak Pandu, yaitu seorang Raja Hastinapura dalam wiracarita Mahabharata", "start_byte": 80, "limit_byte": 151}]} {"id": "-2918520411869378922-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas negara german?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "-5197600880809856417-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah kimia", "passage_text": "Sejarah kimia merepresentasikan rentang waktu dari sejarah kuno sampai sekarang. Pada 1000 SM, peradaban menggunakan teknologi yang pada akhirnya akan membentuk basis berbagai cabang ilmu kimia. Contohnya termasuk mengekstraksi logam dari bijihnya, membuat tembikar dan glasir, memfermentasi bir dan anggur, mengeluarkan bahan kimia dari tumbuh-tumbuhan untuk obat-obatan dan parfum, mengubah lemak menjadi sabun, membuat kaca, dan membuat paduan seperti perunggu.", "question_text": "Kapan ilmu kimia pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1000 SM", "start_byte": 86, "limit_byte": 93}]} {"id": "8816501404234993827-1", "language": "indonesian", "document_title": "Hydatius", "passage_text": "Hydatius dilahirkan sekitar tahun 400 disekeliling Civitas Lemica, sebuah kota Romawi didekat Xinzo de Limia modern, Galicia provinsi Ourense, Spanyol. Sebagai anak muda, ia berpetualang sebagai peziarah ke Tanah Suci dengan ibundanya, dimana ia bertemu dengan Jerome di dalam perjalanannya ke Bethlehem.[1] Sekitar tahun 417 ia memasuki dunia gerejawi, dan pada tahun 427 ia ditahbiskan sebagai uskup mungkin dari Chaves (Romawi Aquae Flaviae) di Gallaecia. Sebagai seorang uskup ia harus berdamai dengan tokoh non Romawi, terutama suksesi raja-raja Suevi, di provinsi dimana kontrol kekaisaran menjadi semakin nominal selama hidupnya. Bangsa Suevi telah menetap di Gallaecia tahun 411, dan terdapat gesekan konstan di antara mereka dan lokal provinsial Hispania-Romawi. Dalam konteks ini, Hydatius ambil bagian dalam utusan dari tahun 431 meminta bantuan di dalam berurusan dengan Suevi dari Jenderal Flavius Aëtius, wakil yang paling penting dari pemerintahan kekaisaran di Barat.", "question_text": "Kapan Hydatius lahir ?", "answers": [{"text": "400", "start_byte": 34, "limit_byte": 37}]} {"id": "-7248879214167780558-1", "language": "indonesian", "document_title": "Uesugi Kenshin", "passage_text": "Uesugi Kenshin menggunakan beberapa nama sepanjang hidupnya. Nama aslinya adalah Nagao Kagetora. Nama resmi sewaktu masih menggunakan nama keluarga Nagao adalah Taira no Kagetora, dan nama resmi yang dipakai sewaktu menggunakan nama keluarga Uesugi adalah Fujiwara no Masatora, sedangkan Fujiwara no Terutora adalah nama resmi yang dipakai sebelum menggunakan nama Uesugi Kenshin.", "question_text": "Apa nama asli Uesugi Kenshin?", "answers": [{"text": "Nagao Kagetora", "start_byte": 81, "limit_byte": 95}]} {"id": "-945828989348925201-2", "language": "indonesian", "document_title": "Fransiskus Xaverius", "passage_text": "Xaverius terlahir bernama Francisco de Jaso y Azpilcueta di Kastil Xavier (dalam bahasa Spanyol modern Javier, bahasa Basque Xabier, bahasa Katalan Xavier) dekat Sangüesa dan Pamplona, di Navarro, Spanyol. Lahir sebagai putera bangsawan Basque di Navarro. Pada tahun 1512, Kastilla menginvasi Navarro. Banyak benteng yang dihancurkan, termasuk kastil keluarga, dan tanah-tanah disita. Ayah Fransiskus meninggal dunia pada tahun 1515.", "question_text": "dimanakah Santo Fransiskus Xaverius dilahirkan?", "answers": [{"text": "dekat Sangüesa dan Pamplona, di Navarro, Spanyol", "start_byte": 156, "limit_byte": 205}]} {"id": "4611735134629058639-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pelantikan Presiden Joko Widodo", "passage_text": "Upacara Pelantikan Joko Widodo (Jokowi) sebagai Presiden Indonesia ke-7 dilakukan di Gedung DPR/MPR, Jakarta pada tanggal 20 Oktober 2014 pagi. Upacara ini menandai secara resmi dimulainya jabatan Joko Widodo sebagai Presiden dan Jusuf Kalla sebagai Wakil Presiden Indonesia, yang telah memenangkan pemilihan umum presiden pada 9 Juli 2014.\n", "question_text": "Kapan Joko Widodo diangkat sebagai Presiden Indonesia?", "answers": [{"text": "20 Oktober 2014", "start_byte": 122, "limit_byte": 137}]} {"id": "-8901662936068679568-19", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Sunda", "passage_text": "Tanah Sunda (Pasundan) dikenal memiliki aneka budaya yang unik dan menarik, Jaipongan adalah salah satu seni budaya yang terkenal dari daerah ini. Jaipongan atau Tari Jaipong sebetulnya merupakan tarian yang sudah moderen karena merupakan modifikasi atau pengembangan dari tari tradisional khas Sunda yaitu Ketuk Tilu. Tari Jaipong ini dibawakan dengan iringan musik yang khas pula, yaitu degung. Musik ini merupakan kumpulan beragam alat musik seperti gendang, go'ong atau gong, saron, kacapi, suling, angklung. dsb. Degung bisa diibaratkan 'Orkestra' dalam musik Eropa/Amerika. Ciri khas dari Tari Jaipong ini adalah musiknya yang menghentak, dimana alat musik kendang terdengar paling menonjol selama mengiringi tarian. Tarian ini biasanya dibawakan oleh seorang, berpasangan atau berkelompok. Sebagai tarian yang menarik, Jaipong sering dipentaskan pada acara-acara hiburan, selamatan atau pesta pernikahan.", "question_text": "Apakah tarian tradisional masyarakat Sunda?", "answers": [{"text": "Jaipong", "start_byte": 826, "limit_byte": 833}]} {"id": "-5848706278193022894-0", "language": "indonesian", "document_title": "Asia", "passage_text": "\n\nAsia (/ˈeɪʒə/(listen) atau /ˈeɪʃə/) adalah benua terbesar dan paling padat penduduknya di dunia, terletak di bagian timur dan belahan utara. Benua ini mencakup 8,7% dari total luas permukaan bumi dan terdiri dari 30% dari luas daratannya. Dengan sekitar 4,3 miliar orang, terdapat 60% dari populasi manusia dunia saat ini. Asia memiliki tingkat pertumbuhan yang tinggi di era modern. Misalnya, selama abad ke-20, Populasi Asia hampir empat kali lipat.[3]", "question_text": "dimanakah letak benua Asia?", "answers": [{"text": "bagian timur dan belahan utara", "start_byte": 119, "limit_byte": 149}]} {"id": "-5830698310293389514-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kode area dunia", "passage_text": "401 - Albania\n402 - Andorra\n403 - Austria\n405 - Armenia\n407 - Azerbaijan\n409 - Belgia\n410 - Bosnia dan Herzegovina\n411 - Bulgaria\n413 - Belarus\n415 - Kroasia\n418 - Republik Ceko\n419 - Denmark\n422 - Estonia\n425 - Finlandia\n427 - Perancis\n429 - Jerman\n431 - Gibraltar (Britania Raya)\n432 - Georgia\n433 - Yunani\n437 - Hungaria\n439 - Islandia\n441 - Irlandia\n450 - Italia\n451 - Latvia\n452 - Lithuania\n453 - Liechtenstein\n454 - Luxembourg\n455 - Makedonia\n456 - Malta\n457 - Moldova\n458 - Monako\n459 - Montenegro\n461 - Belanda\n465 - Norwegia\n467 - Polandia\n469 - Portugal\n473 - Rumania\n475 - Rusia (bagian Eropa)\n479 - San Marino\n480 - Serbia\n481 - Slovenia\n482 - Spanyol\n483 - Slowakia\n484 - Swedia\n486 - Swiss\n488 - Ukrania\n493 - Britania Raya (termasuk Inggris, Skotlandia, Wales dan Irlandia Utara)", "question_text": "berapakah kode telepon Lithuania?", "answers": [{"text": "452", "start_byte": 380, "limit_byte": 383}]} {"id": "-4860496649137685242-20", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Tengah", "passage_text": "Hutan mendominasi wilayah 80%. Hutan primer tersisa sekitar 25% dari luas wilayah. Lahan yang luas saat ini mulai didominasi kebun Kelapa Sawit yang mencapai 700.000 ha (2007). Perkebunan karet dan rotan rakyat masih tersebar hampir diseluruh daerah, terutama di Kabupaten Kapuas, Katingan, Pulang Pisau, Gunung Mas dan Kotawaringin Timur.", "question_text": "Berapa luas lahan kelapa sawit di daerah kalimantan ?", "answers": [{"text": "700.000 ha", "start_byte": 158, "limit_byte": 168}]} {"id": "-3632273690343118418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "Apakah mata uang Korea Selatan?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "-699513808378322900-1", "language": "indonesian", "document_title": "The Longest Ride (film)", "passage_text": "Luke Collins (Scott Eastwood) adalah pengendara banteng yang terluka parah satu malam saat mengendarai banteng. Setahun kemudian, Luke kembali mengendarai banteng dan bertemu dengan Sophia Danko (Britt Robertson), seorang mahasiswi pecinta seni, yang menonton pertunjukkan mengendarai banteng. Sophia tinggal di asrama di New York. Mereka mulai berkencan dan dalam perjalanan pulang, ketika hujan di malam hari, mereka menemukan mobil terbakar di jurang dan lelaki tua di dalamnya. Luke menyelamatkan lelaki tua itu dan Sophia mengambil kotak milik lelaki tua itu, lalu mereka membawanya ke rumah sakit. Setelah membawanya ke rumah sakit, Sophia menjaganya dan mengatakan kepada Luke bahwa ia tidak akan tinggal di kota itu lebih lama lagi. Luke keluar dari rumah sakit, sementara di ruang tunggu, Sophia membuka kotak itu dan menemukan surat-surat dari Ira (Jack Huston) kepada istrinya yang meninggal, Ruth (Oona Chaplin). Keesokan harinya, Sophia memperkenalkan dirinya kepada pasien tua yang diselamatkan oleh Luke, Ira (Alan Alda), dan memberikan kotak kepadanya. Sophia membacakan surat-surat itu kepada Ira tua.", "question_text": "Siapakah pemeran utama The Longest Ride?", "answers": [{"text": "Scott Eastwood", "start_byte": 14, "limit_byte": 28}]} {"id": "2779198956465576103-18", "language": "indonesian", "document_title": "Nicolaus Copernicus", "passage_text": "Dewasa ini, Copernicus disanjung oleh banyak orang sebagai Bapak Astronomi Modern. Memang, uraiannya tentang alam semesta telah dimurnikan dan diperbaiki oleh ilmuwan yang tekemudian, seperti Galileo, Kepler, dan Newton. Akan tetapi, astofisikawan Owen Gingerich mengomentari, \"Copernicuslah yang dengan karyanya memperlihatkan kepada kita bagaimana rapuhnya konsep ilmiah yang sudah diterima untuk waktu yang lama\". Melalui penelitian, pengamatan, dan matematika, Kopernikus menjungkirkbalikkan konsep ilmiah dan agama yang berurat berakar tetapi keliru. Dalam pemikiran manusia, ia juga “menghentikan Matahari dan menggerakkan bumi”.", "question_text": "Siapakah ilmuwan Yunani yang dimaksud dengan \"Bapak Ilmu Astronomi\" ?", "answers": [{"text": "Copernicus", "start_byte": 12, "limit_byte": 22}]} {"id": "7819026179506588734-0", "language": "indonesian", "document_title": "Reptil", "passage_text": "Reptil (binatang melata, atau dalam bahasa Latin \"reptans\" artinya 'melata' atau 'merayap') adalah sebuah kelompok hewan vertebrata berdarah dingin dan memiliki sisik yang menutupi tubuhnya. Reptilia adalah tetrapoda (hewan dengan empat tungkai) dan menelurkan telur yang embrionya diselubungi oleh membran amniotik. Sekarang ini mereka menghidupi setiap benua kecuali Antartika.", "question_text": "Apakah maksud reptil dalam bahasa Latin?", "answers": [{"text": "'melata' atau 'merayap'", "start_byte": 67, "limit_byte": 90}]} {"id": "5901028648545940523-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "Dinasti Tang (Chinese:唐朝; pinyin:Táng Cháo; Wade–Giles:T'ang Ch'ao; pertama 618–690 & kedua 705–907), dalam romanisasi Wade-Giles ditulis Dinasti T‘ang (dibaca sebagai thang), adalah salah satu dinasti Tiongkok yang menggantikan Dinasti Sui dan mendahului periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan. Dinasti ini didirikan oleh keluarga Li (李), yang mengambil alih kekuasaan pada masa kemunduran dan keruntuhan Sui. Keberlangsungan dinasti ini sempat terputus saat Maharani Wu Zetian mengambil alih tahta dan memproklamirkan berdirinya dinasti Zhou Kedua (690–705), dan menjadi satu-satunya kaisar perempuan dalam sejarah Tiongkok. Dinasti ini berkuasa selama rentang waktu 289 tahun dengan 21 kaisar.", "question_text": "Berapa lama masa kekuasaan Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "289 tahun", "start_byte": 690, "limit_byte": 699}]} {"id": "-8744929027215071921-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Romawi", "passage_text": "Kerajaan Romawi (Latin: Regnum Romanum) adalah sebuah pemerintahan monarki di kota Roma dan wilayah kekuasaannya.[1] Tidak banyak yang diketahui mengenai sejarah Kerajaan Romawi karena tidak ada sumber tertulis yang berasal dari zaman tersebut. Kebanyakan sumber ditulis selama masa Republik dan Kekaisaran berdasarkan pada legenda. Sejarah Kerajaan Romawi bermula sejak pendirian kota tersebut, sekitar tahun 753 SM dan berakhir setelah penggulingan kekuasaan para raja dan pendirian Republik pada tahun 509 SM.[2]", "question_text": "Dimana letak kerajaan Romawi?", "answers": [{"text": "kota Roma", "start_byte": 78, "limit_byte": 87}]} {"id": "8084408872254209488-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Tang Zhongzong", "passage_text": "Kaisar Zhongzong (26 November 656 – 3 juli 710), nama lahir Li Xian, berganti menjadi Li Zhe atau Wu Xian, adalah Kaisar Dinasti Tang keempat yang memerintah pada tahun 684 dan kedua kalinya dari 705 sampai 710.", "question_text": "Kapan Kaisar Zhongzong lahir?", "answers": [{"text": "26 November 656", "start_byte": 18, "limit_byte": 33}]} {"id": "-7771565023139156190-0", "language": "indonesian", "document_title": "Prasejarah", "passage_text": "\n\n\nPrasejarah atau nirleka (nir: tidak ada, leka: tulisan) secara harfiah berarti \"sebelum sejarah\", dari bahasa Latin untuk \"sebelum,\" præ, dan historia. Prasejarah manusia adalah masa di mana perilaku dan anatomi manusia pertama kali muncul, sampai adanya catatan sejarah yang kemudian diikuti dengan penemuan aksara. Berakhirnya zaman prasejarah atau dimulainya zaman sejarah untuk setiap bangsa di dunia tidak sama tergantung dari peradaban bangsa tersebut. Sumeria di Mesopotamia dan Mesir kuno, merupakan peradaban pertama yang mengenal tulisan, dan selalu diingat sebagai catatan sejarah; hal ini sudah terjadi selama awal Zaman Perunggu. Sebagian besar peradaban lainnya mencapai akhir prasejarah selama Zaman Besi.", "question_text": "Kapankah zaman prasejarah nerakhir ?", "answers": [{"text": "tidak sama tergantung dari peradaban bangsa tersebut", "start_byte": 409, "limit_byte": 461}]} {"id": "-7916892027771822255-3", "language": "indonesian", "document_title": "Torium", "passage_text": "Torium sebelumnya digunakan sebagai unsur paduan dalam pengelasan TIG elektroda, sebagai bahan dalam instrumen optik dan teknologi canggih, dan sebagai sumber cahaya pada perangkat lampu gas,tapi kemudian penggunaannya semakin sedikit. Torium telah diusulkan sebagai pengganti uranium untuk bahan bakar nuklir reaktor nuklir, dan beberapa reaktor torium telah dibangun.", "question_text": "Dimana torium bisa ditemukan ?", "answers": [{"text": "instrumen optik dan teknologi canggih, dan sebagai sumber cahaya pada perangkat lampu gas", "start_byte": 101, "limit_byte": 190}]} {"id": "3916679078501055522-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kepulauan Tanimbar", "passage_text": "Setelah Kabupaten Maluku Barat Daya mekar pada 2008. Kepulauan Tanimbar merupakan satu-satunya kepulauan di Kabupaten Kepulauan Tanimbar. Sementara diwacanakan pada 2019, Kepulauan Tanimbar akan memiliki dua kabupaten pemekaran yakni Kabupaten Kepulauan Tanimbar dan Kabupaten Tanimbar Utara.[1].", "question_text": "Dimanakah letak Kepulauan Tanimbar?", "answers": [{"text": "Maluku Barat Daya", "start_byte": 18, "limit_byte": 35}]} {"id": "-7421445995944596361-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bakteri", "passage_text": "Bakteri (dari kata Latin bacterium; jamak: bacteria) adalah kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel.[4] Organisme ini termasuk ke dalam domain prokariota dan berukuran sangat kecil (mikroskopik), serta memiliki peran besar dalam kehidupan di bumi.[4] Beberapa kelompok bakteri dikenal sebagai agen penyebab infeksi dan penyakit, sedangkan kelompok lainnya dapat memberikan manfaat dibidang pangan, pengobatan, dan industri.[5] Struktur sel bakteri relatif sederhana: tanpa nukleus/inti sel, kerangka sel, dan organel-organel lain seperti mitokondria dan kloroplas.[5] Hal inilah yang menjadi dasar perbedaan antara sel prokariot dengan sel eukariot yang lebih kompleks.[6]", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan bakteri ?", "answers": [{"text": "kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel", "start_byte": 60, "limit_byte": 115}]} {"id": "4113548566118364253-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shiitake", "passage_text": "Shiitake(椎茸) (Lentinula edodes) atau jamur hioko dan sering ditulis sebagai jamur shitake adalah jamur pangan asal Asia Timur yang terkenal di seluruh dunia dengan nama aslinya dalam bahasa Jepang. Shiitake secara harafiah berarti jamur dari pohon shii (Castanopsis cuspidata) karena batang pohonnya yang sudah lapuk merupakan tempat tumbuh jamur shiitake.", "question_text": "dari manakah asal jamur Shiitake?", "answers": [{"text": "Asia Timur", "start_byte": 119, "limit_byte": 129}]} {"id": "-6316101817050540819-120", "language": "indonesian", "document_title": "Italia", "passage_text": "Busana Italia memiliki tradisi yang panjang, dan dipandang sebagai salah satu yang terpenting di dunia. Milano, Firenze, dan Roma adalah ibukota busana utama Italia. Menurut Global Language Monitor tahun 2009, Milano dicalonkan menjadi ibukota busana sejati dunia, bahkan mengungguli ibukota-ibukota lainnya di dunia, seperti New York, Paris, London, dan Tokyo, sementara Roma menduduki peringkat ke-4.[196] Merek-merek busana utama Italia, adalah Gucci, Prada, Versace, Valentino, Armani, Dolce & Gabbana, Missoni, Fendi, Moschino, Max Mara, dan Ferragamo, dianggap sebagai di antara rumah-rumah busana terasli di dunia. Juga, majalah busana Vogue Italia, dipandang sebagai majalah busana terpenting, dan paling bergengsi di dunia.[197]", "question_text": "Apakah ibukota Italia ?", "answers": [{"text": "Roma", "start_byte": 125, "limit_byte": 129}]} {"id": "3596623210380457037-8", "language": "indonesian", "document_title": "Asoka", "passage_text": "Sementara Asoka naik takhta, ia memperluas wilayah kekaisarannya dalam kurun waktu delapan tahun kemudian dari perbatasan daerah yang sekarang disebut Bangladesh dan Assam di India di timur sampai daerah-daerah di Iran dan Afganistan di barat; dari Palmir Knots sampai hampir di ujung jazirah India di sebelah selatan India.\n", "question_text": "berapakah luas kekaisaran Gupta pada 232SM ?", "answers": [{"text": "dari perbatasan daerah yang sekarang disebut Bangladesh dan Assam di India di timur sampai daerah-daerah di Iran dan Afganistan di barat; dari Palmir Knots sampai hampir di ujung jazirah India di sebelah selatan India", "start_byte": 106, "limit_byte": 323}]} {"id": "-5001791249885512821-3", "language": "indonesian", "document_title": "Penaklukan Hispania oleh Umayyah", "passage_text": "Thariq bin Ziyad lebih banyak dikenal sebagai penakluk Spanyol karena pasukannya lebih besar dan hasilnya lebih nyata. Pasukannya terdiri dari sebagian besar suku Moor yang didukung oleh Musa bin Nushair dan sebagian lagi orang Arab yang dikirim Khalifah Al-Walid I. Pasukan ini kemudian menyeberangi selat di bawah pimpinan Thariq bin Ziyad, dan menguasai sebuah gunung dikenal dengan nama Gibraltar (Jabal Thariq), kemudian di daerah ini membuat pertahanan serta tempat menyiapkan pasukan untuk memulai penaklukan. Dalam pertempuran yang dikenal dengan Pertempuran Guadalete, Raja Roderikus dapat dikalahkan. Dari situ Thariq bin Ziyad dan pasukannya terus menaklukkan kota-kota penting, seperti Corduba, Granata dan Toletum (ibukota Visigoth saat itu). Sebelumnya, Thariq bin Ziyad menaklukkan kota Toletum, ia meminta tambahan pasukan kepada Musa bin Nushair di Afrika Utara, yang kemudian mengirimkan tambahan pasukan sebanyak 5.000 personel, sehingga jumlah pasukan Thariq bin Ziyad seluruhnya 12.000 orang. Jumlah ini belum sebanding dengan pasukan Visigoth yang jauh lebih besar, 100.000 orang.", "question_text": "Berapa jumlah pasukan islam pada masa Penaklukan Hispania?", "answers": [{"text": "12.000", "start_byte": 1000, "limit_byte": 1006}]} {"id": "5862392423468374210-32", "language": "indonesian", "document_title": "Singapura", "passage_text": "Singapura memiliki banyak proyek reklamasi tanah dengan tanah diperoleh dari bukit, dasar laut, dan negara tetangga. Hasilnya, daratan Singapura meluas dari 5,815km2 (2,245.2sqmi) pada 1960-an menjadi 704km2 (271.8sqmi) pada hari ini, dan akan meluas lagi hingga 100km2 (38.6sqmi) pada 2030.[47] Proyek ini kadang mengharuskan beberapa pulau kecil digabungkan melalui reklamasi tanah untuk membentuk pulau-pulau besar dan berguna, contohnya Pulau Jurong.", "question_text": "berapakah luas Singapura ?", "answers": [{"text": "5,815km", "start_byte": 157, "limit_byte": 164}]} {"id": "6092249241938903710-8", "language": "indonesian", "document_title": "Toyota", "passage_text": "\nPada tahun 1936 mereka meluncurkan mobil penumpang pertama mereka, Toyoda AA (kala itu masih menggunakan nama Toyoda). Model ini dikembangkan dari prototipe model A1 dan dilengkapi bodi dan mesin A. Kendaraan ini dari awal diharapkan menjadi mobil rakyat.", "question_text": "Kapan Toyota pertama kali diproduksi?", "answers": [{"text": "1936", "start_byte": 12, "limit_byte": 16}]} {"id": "4300174834526030621-3", "language": "indonesian", "document_title": "Vietnam", "passage_text": "Republik Sosialis Vietnam adalah sebuah negara partai tunggal. Sebuah konstitusi baru disahkan pada April 1992 menggantikan versi 1975. Peran utama terdahulu partai Komunis disertakan kembali dalam semua organ-organ pemerintah, politik dan masyarakat. Hanya organisasi politik yang bekerja sama atau didukung oleh Partai Komunis diperbolehkan ikut dalam pemilihan umum. Ini meliputi Barisan Tanah Air Vietnam (Vietnamese Fatherland Front), partai serikat pedagang dan pekerja. Meskipun negara tetap secara resmi berjanji kepada sosialisme sebagai doktrinnya, makna ideologi tersebut telah berkurang secara besar sejak tahun 1990-an. Presiden Vietnam adalah kepala negara dan secara nominal adalah panglima tertinggi militer Vietnam, menduduki Dewan Nasional untuk Pertahanan dan Keamanan (Council National Defense and Security). Perdana Menteri Vietnam adalah kepala pemerintahan, mengepalai kabinet yang terdiri atas 3 deputi perdana menteri dan kepala 26 menteri-menteri dan perwira-perwira.", "question_text": "Apakah jenis sistem politik negara Vietnam?", "answers": [{"text": "partai tunggal", "start_byte": 47, "limit_byte": 61}]} {"id": "3279641763858002202-19", "language": "indonesian", "document_title": "Pavel I dari Rusia", "passage_text": "Para pemakar masuk ke kamarnya pada malam 23 Maret (K.J.: 11 Maret) 1801 dan memaksanya untuk turun takhta. Sang Kaisar memberikan perlawanan yang menyebabkan dirinya ditusuk pedang, dan kemudian dicekik dan diinjak-injak sampai mati. Salah satu orang yang turut bersekongkol dalam pembunuhan Pavel adalah Nikita Petrovich Panin, keponakan dari Nikita Ivanovich Panin, guru dari Pavel. Sepeninggalnya, putra tertua Pavel, Aleksandr, dinobatkan sebagai kaisar yang baru. Para pemakar itu tidak dihukum oleh Kaisar Aleksandr dan tabib istana menyatakan apopleksi sebagai penyebab resmi kematian Pavel.[24][25]", "question_text": "apakah penyebab kematian Pavel I?", "answers": [{"text": "ditusuk pedang, dan kemudian dicekik dan diinjak-injak sampai mati", "start_byte": 167, "limit_byte": 233}]} {"id": "-5157248202681778729-1", "language": "indonesian", "document_title": "Reaksi nuklir", "passage_text": "Dikenal dua reaksi nuklir, yaitu reaksi fusi nuklir dan reaksi fisi nuklir. Reaksi fusi nuklir adalah reaksi peleburan dua atau lebih inti atom menjadi atom baru dan menghasilkan energi, juga dikenal sebagai reaksi yang bersih.\nReaksi fisi nuklir adalah reaksi pembelahan inti atom akibat tubrukan inti atom lainnya, dan menghasilkan energi dan atom baru yang bermassa lebih kecil, serta radiasi elektromagnetik. Reaksi fusi juga menghasilkan radiasi sinar alfa, beta dan gamma yang sangat berbahaya bagi manusia.", "question_text": "Apakah radiasi yang dihasilkan dari reaksi nuklir?", "answers": [{"text": "radiasi elektromagnetik. Reaksi fusi juga menghasilkan radiasi sinar alfa, beta dan gamma", "start_byte": 388, "limit_byte": 477}]} {"id": "-896702078389848100-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Brebes", "passage_text": "Kabupaten Brebes adalah salah satu Kabupaten di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Luas wilayahnya 1.902,37km², jumlah penduduknya sekitar 1.732.719 jiwa (2010). Ibukotanya ada di Kecamatan Brebes. Brebes merupakan kabupaten dengan jumlah penduduk paling banyak di Jawa Tengah, dan paling luas di Jawa Tengah ke-2 setelah Kabupaten Cilacap.", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Brebes Jawa Tengah?", "answers": [{"text": "1.902,37km²", "start_byte": 97, "limit_byte": 109}]} {"id": "5548263513967837161-116", "language": "indonesian", "document_title": "Perbudakan di Amerika Serikat", "passage_text": "Proklamasi Emansipasi Lincoln tanggal 1 Januari 1863 merupakan sebuah tindakan yang sangat kuat yang menjanjikan kebebasan bagi para budak di Konfederasi pada saat Tentara Uni meraih mereka, dan mengizinkan orang Afrika-Amerika mendaftar di Tentara Uni. Emansipasi ini tidak membebaskan para budak di negara-negara bagian perbatasan yang bersekutu dengan Negara Kesatuan Amerika Serikat. Karena Konfederasi tidak mengakui kekuasaan Presiden Lincoln dan proklamasi ini tidak membebaskan budak-budak di negara bagian perbatasan, sehingga pada kesan pertama seolah-olah hal ini hanya berlaku kepada budak yang berhasil melarikan diri. Namun proklamasi ini menjadi salah satu tujuan resmi perang yang langsung dilaksanakan apabila Tentara Uni menduduki daerah Konfederasi. Menurut sensus tahun 1860, proklamasi ini akan membebaskan sekitar 4 juta budak atau 12% penduduk Amerika Serikat secara keseluruhan.", "question_text": "Siapakah yang menghapuskan perbudakan di Amerika Serikat ?", "answers": [{"text": "Lincoln", "start_byte": 22, "limit_byte": 29}]} {"id": "8633248807244817530-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kosmologi", "passage_text": "\nKosmologi (dalam bahasa Yunani, κόσμος (kósmos), yang berarti \"dunia\", dan 'logos' artinya \"ilmu\") adalah ilmu yang mempelajari tentang struktur dan sejarah alam semesta berskala besar.\nSecara khusus, ilmu ini berhubungan dengan asal mula dan evolusi dari suatu subjek. Kosmologi dipelajari dalam astronomi, filosofi, dan agama.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan kosmologi?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari tentang struktur dan sejarah alam semesta berskala besar", "start_byte": 114, "limit_byte": 192}]} {"id": "-5507537057835121258-1", "language": "indonesian", "document_title": "Swiss", "passage_text": "Swiss terbagi atas 26 kanton. Enam darinya kadang-kadang dianggap sebagai \"separuh kanton\" karena berawal dari pemisahan tiga kanton, dampaknya hanya ada satu wakil dalam Dewan Negara. Ibukota negara ini adalah Bern. Kota-kota penting lainnya adalah Zurich, kota terbesar di Swiss (yang dinobatkan sebagai kota yang memiliki kualitas hidup terbaik di dunia pada tahun\n2006[1] dan 2007[2]), dan Jenewa, yang menjadi lokasi berbagai badan internasional seperti PBB, WHO, ILO, dan UNHCR.", "question_text": "apakah nama ibukota Swiss ?", "answers": [{"text": "Bern", "start_byte": 211, "limit_byte": 215}]} {"id": "-3984362266747360571-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 19 Agustus 1945 Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) membentuk Badan Kepolisian Negara (BKN). Pada tanggal 29 September 1945 Presiden Soekarno melantik Raden Said Soekanto Tjokrodiatmodjo menjadi Kepala Kepolisian Negara (KKN).[1]", "question_text": "Siapa yang melantik Raden Said Soekanto Tjokrodiatmodjo sebagai Kepala Kepolisian RI ?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 157, "limit_byte": 165}]} {"id": "2028048771741713578-0", "language": "indonesian", "document_title": "Menara Eiffel", "passage_text": "Menara Eiffel (French: Tour Eiffel, /tuʀ ɛfɛl/) merupakan sebuah menara besi yang dibangun di Champ de Mars di tepi Sungai Seine di Paris. Menara ini telah menjadi ikon global Perancis dan salah satu struktur terkenal di dunia.", "question_text": "Dimana menara Eiffel terletak ?", "answers": [{"text": "tepi Sungai Seine di Paris", "start_byte": 114, "limit_byte": 140}]} {"id": "300309520968243643-0", "language": "indonesian", "document_title": "Temu lawak", "passage_text": "Temu lawak (Curcuma xanthorrhiza) adalah tumbuhan obat yang tergolong dalam suku temu-temuan (Zingiberaceae)[1]. Ia berasal dari Indonesia, khususnya Pulau Jawa, kemudian menyebar ke beberapa tempat di kawasan wilayah biogeografi Malesia. Saat ini, sebagian besar budidaya temu lawak berada di Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Filipina[2] tanaman ini selain di Asia Tenggara dapat ditemui pula di China, Indochina, Barbados, India, Jepang, Korea, Amerika Serikat dan beberapa negara Eropa.\n", "question_text": "Apa nama ilmiah Temu lawak?", "answers": [{"text": "Curcuma xanthorrhiza", "start_byte": 12, "limit_byte": 32}]} {"id": "-2427811309639628368-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Malaysia", "passage_text": "Ibu kota Malaysia ialah Kuala Lumpur. Kota ini menjadi pusat utama bagi kegiatan kebudayaan, bisnis serta keuangan di Malaysia. Parlemen Malaysia serta kediaman resmi Yang di-Pertuan Agong juga terletak di Kuala Lumpur. Pada tahun 2001, pusat pemerintahan persekutuan Malaysia dipindahkan dari Kuala Lumpur ke kota baru Putrajaya yang terkadang disebut sebagai ibu kota persekutuan. Kedua kota tersebut, bersama Labuan, mempunyai status Wilayah Persekutuan Malaysia.", "question_text": "Apakah ibukota Malaysia?", "answers": [{"text": "Kuala Lumpur", "start_byte": 24, "limit_byte": 36}]} {"id": "112175091158919650-12", "language": "indonesian", "document_title": "Lilo & Stitch", "passage_text": "Dean DeBlois yang juga menulis Mulan (1998) bersama Sanders, dipanggil untuk ikut menulis dan menjadi sutradara Lilo & Stitch, sementara eksekutif Disney bernama Clark Spencer menjadi produser. Tidak seperti produksi Disney Feature Animation yang lalu, praproduksi Lilo & Stitch hanya ditangani oleh sebuah tim yang tetap relatif kecil dan terisolir dari manajemen tingkat atas hingga film ini masuk ke dalam tahap produksi.[3] Desain set dan penggambaran karakter didasarkan gaya artistik khas Chris Sanders.[1]", "question_text": "Siapa produser film Lilo & Stitch?", "answers": [{"text": "Clark Spencer", "start_byte": 162, "limit_byte": 175}]} {"id": "-769850715495217658-54", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Pada tahun 1998, Rowling menjual hak film dari empat buku pertama Harry Potter kepada Warner Bros. dengan harga £1juta ($1.982.900).[136][137] Rowling meminta agar para pemain dalam film Harry Potter haruslah berasal dari Britania, namun tidak menutup kemungkinan pemeran berkebangsaan lainnya juga terlibat, misalnya aktor Irlandia Richard Harris yang memerankan Dumbledore, dan pemeran Perancis dan Eropa Timur dalam film Harry Potter and the Goblet of Fire, yang memang sesuai dengan asal karakter dalam buku.[138] Sejumlah sutradara dipertimbangkan untuk menggarap Harry Potter, termasuk Steven Spielberg, Terry Gilliam, Jonathan Demme, dan Alan Parker. Pada akhirnya, Chris Columbus ditunjuk pada 28 Maret 2000 untuk menyutradarai Harry Potter and the Philosopher's Stone (berjudul \"Harry Potter and the Sorcerer's Stone\" di Amerika Serikat). Penunjukan Columbus ini didasari oleh karya-karya film keluarganya seperti Home Alone dan Mrs. Doubtfire, serta pengalamannya yang terbukti mampu mengarahkan anak-anak saat bermain film.[139] Setelah proses pemilihan pemeran yang panjang, syuting dimulai pada bulan Oktober 2000 di Leavesden Film Studios London, dan produksi berakhir pada bulan Juli 2001.[140][141] Philosopher's Stone dirilis pada tanggal 14 November 2001. Tiga hari setelah rilis film pertama, produksi untuk Harry Potter and the Chamber of Secrets, yang juga disutradarai oleh Columbus, dimulai. Syuting film kedua selesai pada musim panas 2002, filmnya sendiri dirilis pada 15 November 2002.[142] Daniel Radcliffe, Rupert Grint, dan Emma Watson masing-masingnya memerankan Harry Potter, Ron Weasley dan Hermione Granger di keseluruhan film.", "question_text": "Kapan film Harry Potter serial pertama dirilis ?", "answers": [{"text": "14 November 2001", "start_byte": 1257, "limit_byte": 1273}]} {"id": "-7842551017595574278-18", "language": "indonesian", "document_title": "Atom", "passage_text": "Walaupun awalnya kata atom berarti suatu partikel yang tidak dapat dipotong-potong lagi menjadi partikel yang lebih kecil, dalam terminologi ilmu pengetahuan modern, atom tersusun atas berbagai partikel subatom. Partikel-partikel penyusun atom ini adalah elektron, proton, dan neutron. Namun hidrogen-1 tidak mempunyai neutron. Demikian pula halnya pada ion hidrogen positif H+.", "question_text": "apakah komponen komponen atom?", "answers": [{"text": "elektron, proton, dan neutron", "start_byte": 255, "limit_byte": 284}]} {"id": "-6793358472969152294-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "kapankah tabel periodik dibuat pertama kali?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "7048940945265765043-2", "language": "indonesian", "document_title": "Susilo Bambang Yudhoyono", "passage_text": "Ia lahir di Kabupaten Pacitan, Jawa Timur pada 9 September 1949 dari pasangan Raden Soekotjo dan Siti Habibah. Dari silsilah ayahnya dapat dilacak hingga Pakubuwana serta memiliki hubungan dengan trah Hamengkubuwana II.[4]", "question_text": "siapakah orang tua SBY?", "answers": [{"text": "Raden Soekotjo dan Siti Habibah", "start_byte": 78, "limit_byte": 109}]} {"id": "8761292302550243478-1", "language": "indonesian", "document_title": "Clannad (anime)", "passage_text": "Clannad memulai masa tayang di negara asalnya pada Oktober 2007, dan berakhir pada Maret 2008 dengan 23 episode. Season kedua dari Clannad direncanakan akan memiliki judul Clannad After Story, juga dengan 23 episode yang rencananya akan dirilis pada pertengahan tahun 2008.", "question_text": "berapakah jumlah episode Clannad ?", "answers": [{"text": "23", "start_byte": 101, "limit_byte": 103}]} {"id": "8512327571198233199-0", "language": "indonesian", "document_title": "Borobudur", "passage_text": "Borobudur adalah sebuah candi Buddha yang terletak di Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia. Candi ini terletak kurang lebih 100 km di sebelah barat daya Semarang, 86km di sebelah barat Surakarta, dan 40km di sebelah barat laut Yogyakarta. Candi berbentuk stupa ini didirikan oleh para penganut agama Buddha Mahayana sekitar tahun 800-an Masehi pada masa pemerintahan wangsa Syailendra. Borobudur adalah candi atau kuil Buddha terbesar di dunia[1][2], sekaligus salah satu monumen Buddha terbesar di dunia[3].", "question_text": "Dimana letak candi Borobudur?", "answers": [{"text": "Magelang, Jawa Tengah, Indonesia", "start_byte": 65, "limit_byte": 97}]} {"id": "-3712788830460791298-2", "language": "indonesian", "document_title": "Betlehem", "passage_text": "Gereja Kelahiran, dibangun oleh Konstantin Agung (tahun 330 M), berdiri di tengah Betlehem di atas sebuah gua yang dalam bahasa Inggris disebut Holy Crypt, dan yang menurut tradisi Kristen merupakan tempat Yesus Kristus dilahirkan. Ini merupakan gereja Kristen tertua di dunia. Dekat dengannya terletak sebuah gua lainnya di mana konon Hieronimus, seorang bapa gereja, menghabiskan tiga puluh tahun hidupnya menterjemahkan Alkitab dari bahasa Yunani ke bahasa Latin (lihat Vulgata).", "question_text": "dimanakah letak Gereja tertua di dunia?", "answers": [{"text": "Gereja Kelahiran", "start_byte": 0, "limit_byte": 16}]} {"id": "-6653480891805794988-3", "language": "indonesian", "document_title": "Joseph Wright", "passage_text": "Joseph Wright dilahirkan di Irongate, Derby, anak dari John Wright (1697-1767) seorang pengacara, yang kemudian menjadi pegawai kotapraja dan istrinya, Hannah Brookes (1700-1764); ia adalah anak ketiga dari lima bersaudara. Wright belajar pada sekolah dasar Derby dan belajar sendiri untuk menggambar salinan cetakan. Memutuskan untuk menjadi pelukis, Wright pergi ke London pada tahun 1751 dan selama dua tahun belajar pada pelukis potret yang terkenal, Thomas Hudson, master Joshua Reynolds. Setelah melukis beberapa potret beberapa waktu di Derby, Wright kemudian bekerja menjadi asisten Hudson selama limabelas bulan. Pada 1753 dia kembali dan tinggal di Derby dan mengubah gaya lukisan potretnya dengan melukis subyek dengan kesan kuat chiaroscuro menggunakan cahaya buatan, yang mana namanya dikaitkan erat dengan lukisan pemandangan. Pada 1756 Wright masuk kembali ke studio Hudson untuk 15 bulan, berakibat pada persahabatan panjang dengan sejawatnya John Hamilton Mortimer. Wright juga menghabiskan waktu kerja di Liverpool, dari 1768 sampai 1771, melukis potret. Termasuk beberapa potret warga kelas atas dengan keluarganya.", "question_text": "Siapa nama istri Josep Wright ?", "answers": [{"text": "Hannah Brookes", "start_byte": 152, "limit_byte": 166}]} {"id": "-2356537266992402481-46", "language": "indonesian", "document_title": "Sverre Sigurdsson", "passage_text": "Selama perjalanan pulang Sverre jatuh sakit, dan saat mereka tiba di Bergen, sang raja sedang sekarat. Di ranjang kematiannya, Sverre menunjuk satu-satunya putranya yang masih hidup, Håkon, sebagai ahli waris dan penerusnya dan dalam sebuah surat menasihatinya untuk mencari rekonsiliasi dengan Gereja. Sverre meninggal pada tanggal 9 Maret 1202.", "question_text": "Dimana Sverre Sigurdsson meninggal?", "answers": [{"text": "Bergen", "start_byte": 69, "limit_byte": 75}]} {"id": "5817888373769196889-0", "language": "indonesian", "document_title": "Negara mikro Eropa", "passage_text": "Negara mikro Eropa (bahasa Inggris: European microstates) adalah kumpulan negara berdaulat yang sangat kecil di benua Eropa dan kepulauan sekitarnya. Yang terkecil, Kota Vatikan, juga merupakan negara terkecil di dunia. Negara mikro Eropa adalah negara merdeka kecil dan tidak sama dengan \"negara mikro\", yang bukanlah sebuah negara atau bangsa merdeka.", "question_text": "Apa nama negara terkecil di Eropa?", "answers": [{"text": "Kota Vatikan", "start_byte": 165, "limit_byte": 177}]} {"id": "-1573300037860401177-18", "language": "indonesian", "document_title": "Christiaan Snouck Hurgronje", "passage_text": "\nKembali di Belanda Snouck diterima beberapa profesor di Universitas Leiden, termasuk bahasa Arab, bahasa Aceh dan pendidikan Islam. Dia terus menghasilkan banyak studi akademis yang rumit dan menjadi otoritas internasional pada semua hal yang berkaitan dengan dunia Arab dan agama Islam. Saran ahli tentang isu-isu mendesak sering dicari oleh negara-negara Eropa lainnya dan banyak karyanya sudah diterjemahkan ke bahasa Jerman, Perancis dan Inggris. Pada tahun 1925 ia bahkan menawarkan guru besar di Mesir Universitas Nasional bergengsi di Kairo, universitas utama di Timur Tengah. Pada tahun 1927 ia mengundurkan diri sebagai Rektor magnificus dan profesor, tetapi tetap aktif sebagai penasihat hingga kematiannya di Leiden pada 1936.[7]", "question_text": "Kapan Christiaan Snouck Hurgronje meninggal ?", "answers": [{"text": "1936", "start_byte": 733, "limit_byte": 737}]} {"id": "-3172622234381936406-3", "language": "indonesian", "document_title": "Billy Boen", "passage_text": "Sepulang ke Tanah Air dan bergabung dengan PT Berca Sportindo, distributor tunggal Nike di Indonesia. Posisi awalnya sebagai Asisten Manajer Lini Produk Divisi Footwear[1]. Setahun kemudian ia naik pangkat menjadi manajer di divisi yang sama. Setengah tahun berikutnya ia dipromosikan menjadi manajer (yang lebih senior) untuk semua divisi: footwear, apparel, aksesori, dan perlengkapan. Setahun berselang, ia menempati pos Manajer Penjualan & Pemasaran untuk merek Nike (korporat)[1], Umbro, dan menciptakan merek League di Indonesia di bawah naungan PT Berca Sportindo.", "question_text": "Apakah pekerjaan pertama Billy Boen?", "answers": [{"text": "Asisten Manajer Lini Produk Divisi Footwear", "start_byte": 125, "limit_byte": 168}]} {"id": "-4941504857817538295-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Palembang", "passage_text": "256px|kiri|jmpl|Replika masjid agung kesultanan Palembang\nSelanjutnya berdasarkan kronik Tiongkok nama Pa-lin-fong yang terdapat pada buku Chu-fan-chi yang ditulis pada tahun 1178 oleh Chou-Ju-Kua dirujuk kepada Palembang, dan kemudian sekitar tahun 1513, Tomé Pires seorang petualang dari Portugis menyebutkan Palembang, telah dipimpin oleh seorang patih yang ditunjuk dari Jawa yang kemudian dirujuk kepada kesultanan Demak serta turut serta menyerang Malaka yang waktu itu telah dikuasai oleh Portugis. Kemudin pada tahun 1596, Palembang juga ditaklukan oleh VOC Seterusnya nama tokoh yang dirujuk memimpin kesultanan Palembang dari awal adalah Sri Susuhunan Abdurrahman tahun 1659. Walau sejak tahun 1601 telah ada hubungan dengan VOC dari yang mengaku Sultan Palembang.[4]", "question_text": "siapakah raja/sultan pertama Kesultanan Palembang Darussalam?", "answers": [{"text": "Sri Susuhunan Abdurrahman", "start_byte": 649, "limit_byte": 674}]} {"id": "-6297719512398028333-1", "language": "indonesian", "document_title": "Madaniyah", "passage_text": "Madaniyah adalah istilah yang diberikan kepada ayat Al Qur'an yang diturunkan di Madinah atau diturunkan setelah Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Sebuah surat dapat terdiri atas ayat-ayat yang diturunkan di Madinah secara keseluruhan namun bisa juga sebagian diturunkan di Mekkah (Makiyyah).", "question_text": "apakah yang di maksud dengan golongan Madaniyah?", "answers": [{"text": "istilah yang diberikan kepada ayat Al Qur'an yang diturunkan di Madinah atau diturunkan setelah Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 17, "limit_byte": 145}]} {"id": "4334450185799425281-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimono", "passage_text": "\n\nKimono(着物) adalah pakaian tradisional Jepang. Arti harfiah kimono adalah baju atau sesuatu yang dikenakan (ki berarti pakai, dan mono berarti barang).", "question_text": "Apa nama pakaian tradisional Jepang ?", "answers": [{"text": "Kimono", "start_byte": 2, "limit_byte": 8}]} {"id": "-2728946148765464736-0", "language": "indonesian", "document_title": "Santo Georgius", "passage_text": "Santo Georgius (English: Saint George, bahasa Yunani: Γεώργιος, Geṓrgios; bahasa Latin: Georgius; Coptic: Ⲡⲓⲇⲅⲓⲟⲥ Ⲅⲉⲟⲣⲅⲓⲟⲥ; antara 275/281 - 23 April 303) menurut legenda, merupakan seorang tentara Romawi asal Yunani dan perwira di Garda Kaisar Romawi Diokletianus, yang dijatuhi hukuman mati karena tetap mempertahankan kepercayaan Kristennya. Sebagai Martir Kristen, dia kemudian menjadi salah satu Santo yang divenerasikan di dalam Kekristenan, dia terutama divenerasikan oleh para tentara salib. Orangtua Georgius berasal dari keluarga Kristen Yunani, ayahandanya Gerondios (bahasa Yunani: Γερόντιος, Gerontios berarti \"pria tua\" di dalam bahasa Yunani) adalah seorang pejabat Romawi dari Kapadokia dan ibundanya adalah Polykronia (nama Yunani, yang berarti dia yang hidup bertahun-tahun), berasal dari Yunani kota Lyda di provinsi Romawi Siria Palaestina.", "question_text": "Siapakah Santo George?", "answers": [{"text": "tentara Romawi asal Yunani dan perwira di Garda Kaisar Romawi Diokletianus, yang dijatuhi hukuman mati karena tetap mempertahankan kepercayaan Kristennya", "start_byte": 230, "limit_byte": 383}]} {"id": "5082323334138236464-9", "language": "indonesian", "document_title": "Senjata nuklir", "passage_text": "Rencana untuk membuat bom uranium oleh negara-negara Sekutu dimulai sejak tahun 1939 ketika Albert Einstein menulis surat kepada Presiden AS Franklin D. Roosevelt dan menyampaikan teori bahwa reaksi rantai nuklir yang tidak terkontrol memiliki potensi besar untuk dijadikan senjata pembunuh massal. Pada 1940, pemerintah AS menyetujui dana sebesar 6.000 dolar untuk membiayai pembuatan bom atom itu.\nProyek yang disebut sebagai proyek Manhattan itu akhirnya mencapai hasil lima tahun kemudian dengan dana yang membengkak hingga dua juta dolar. Pertanyaan selanjutnya adalah kepada siapa bom itu akan dijatuhkan? Target adalah Jerman. Namun, karena Jerman telah menyerah dalam Perang Dunia II, pada Agustus 1945 Jepang menjadi korban dari serangan bom atom generasi pertama tersebut.", "question_text": "Kapan senjata nuklir pertama diciptakan?", "answers": [{"text": "1939", "start_byte": 80, "limit_byte": 84}]} {"id": "-6725954942747003634-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimat", "passage_text": "Kalimat majemuk adalah kalimat yang mempunyai dua pola kalimat atau lebih. Kalimat majemuk ini terdiri dari induk kalimat dan anak kalimat. Cara membedakan anak kalimat dan induk kalimat yaitu dengan melihat letak konjungsi. Induk kalimat tidak memuat konjungsi di dalamnya, konjungsi hanya terdapat pada anak kalimat.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan kalimat majemuk ?", "answers": [{"text": "kalimat yang mempunyai dua pola kalimat atau lebih", "start_byte": 23, "limit_byte": 73}]} {"id": "2231681100258041177-3", "language": "indonesian", "document_title": "Akbar yang Agung", "passage_text": "Akbar dilahirkan di Umarkot, Sind pada 15 Oktober 1542. Ayahandanya Humayun didepak dari tahta dalam beberapa pertempuran dengan Sher Shah Suri, pemerintah Afghan. Setelah 12 tahun di luar negeri, Humayun mendapatkan kembali kekuasaannya tetapi hanya untuk beberapa bulan sebelum meninggalnya. Akbar menggantikan ayahandanya pada 1556 di bawah pengawasan Bairam Khan, bangsawan Turkoman, yang berusaha menghalangi pesaing kepada tahta, memperketat disiplin tentara, dan membantu memantapkan kesultanan yang baru dibangun kembali itu. Bagaimanapun, Bairam adalah seorang yang mabuk kekuasaan dan kejam. Setelah ketenteraman kembali, Akbar mengambil alih tampuk pemerintahan dengan sebuah pengistiharan pada Maret 1560.", "question_text": "Kapan Shahanshah Akbar-e-Azam lahir?", "answers": [{"text": "15 Oktober 1542", "start_byte": 39, "limit_byte": 54}]} {"id": "-7570891570498015546-22", "language": "indonesian", "document_title": "Serangan udara di Jepang", "passage_text": "Komando Pengebom XX mulai menerbangkan misi menghadapi Jepang pada pertengahan Juni 1944. Serangan pertama terjadi pada malam 15/16 Juni ketika 75 unit pengebom B-29 dikirim untuk menyerang pabrik besi dan baja kekaisaran di Yawata bagian utara Kyūshū. Serangan ini menymbangkan sedikit kerusakan dengan mengorbankan tujuh unit pesawat pengebom B-29, namun serangan ini mendapat perhatian besar dari warga AS karena diliput dengan antusias oleh media. Bagi warga sipil Jepang serangan ini menjadi sebuah ancaman besar karena perang kini telah berlangsung di tanah air mereka sendiri.[51][52] Militer Jepang mulai memperluas kekuatan tempur mereka di pulau-pulau utama setelah serangan terhadap Yawata, pada bulan Oktober sekitar 375 unit pesawat ditugaskan mengisi divisi pertahanan udara. Hingga akhir maret 1945 kekuatan divisi tersebut masih belum berubah.[41] Dari tempatnya di Pentagon, Jenderal Henry H. Arnold membebastugaskan komandan Komando Pengebom XX Brigadir Jenderal Kenneth Wolfe tak lama setelah serangan di Yawata, karena Wolfe tidak mampu membuat serangan lebih lanjut terhadap Jepang karena kekurangan stok bahan bakar di pangkalan Tiongkok. Pengganti Wolfe adalah Mayor Jenderal Curtis LeMay, seorang veteran serangan bom Angkatan Udara AS melawan Jerman.[53]\n", "question_text": "Siapakah Komando Pengebom XX Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika?", "answers": [{"text": "Brigadir Jenderal Kenneth Wolfe", "start_byte": 965, "limit_byte": 996}]} {"id": "-4381446212006135977-6", "language": "indonesian", "document_title": "Negara Palestina", "passage_text": "Pada tahun 1964, ketika Tepi Barat dikontrol oleh Yordania, Organisasi Pembebasan Palestina didirikan di sana dengan tujuan untuk menghadapi Israel. Piagam Nasional Palestina PLO mendefinisikan batas-batas wilayah Palestina sebagai sisa seluruh mandat, termasuk Israe. Setelah Perang Enam Hari, PLO pindah ke Yordania, tetapi kemudian dipindahkan ke Libanon setelah peristiwa Black September tahun 1971. Pada tahun 1974, Liga Arab mengakui PLO sebagai wakil sah tunggal rakyat Palestina, dan memperoleh status pengamat di Majelis Umum PBB. Setelah tahun 1982 Perang Lebanon, PLO pindah ke Tunisia.", "question_text": "Kapankah Organisasi Pembebasan Palestina dibentuk?", "answers": [{"text": "1964", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "8804322032069986105-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gulag", "passage_text": "Gulag (/ˈɡuːlæɡˌ -ɑːɡ/; Russian:ГУЛАГ,IPA:[ɡʊˈlak](listen)) adalah singkatan untuk Главное управление исправительно—трудовых лагерей и колоний, \"Glavnoye upravleniye ispravitelno-trudovykh lagerey i kolonii\", atau \"Direktorat (atau Administrasi) Kepala untuk Kamp dan Koloni-koloni Kerja Paksa Hukuman\" dari NKVD. Anne Applebaum, dalam bukunya Gulag: A History, menjelaskan:", "question_text": "Apa maksud kata Gulag?", "answers": [{"text": ">erey i ko", "start_byte": 287, "limit_byte": 297}]} {"id": "1830800515934341911-0", "language": "indonesian", "document_title": "Maumoon Abdul Gayoom", "passage_text": " Maumoon Abdul Gayoom (Dhivehi: މައުމޫނު އަބްދުލް ގައްޔޫމް) (lahir 29 Desember 1937) adalah Presiden Republik Maladewa sejak 11 November 1978, dengan menggantikan Ibrahim Nasir. Ia terpilih secara terus-menerus selama tujuh kali masa lima tahun pada Oktober 2003 dengan 90,28% suara pemilih. Ia adalah calon tunggal, telah dipilih oleh Majelis. Pemilihan itu diadakan karena sebuah referendum dan suara ya dan tidak dipilih oleh publik.", "question_text": "Berapa kali Maumoon Abdul Gayoom menjadi presiden?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 242, "limit_byte": 247}]} {"id": "-2422221376359283223-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "Siapa presiden pertama ?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "-6859680346216371770-16", "language": "indonesian", "document_title": "Batik", "passage_text": "Sebuah warisan kesenian budaya orang Indonesia, khususnya daerah Jawa yang dikuasai orang Jawa dari turun temurun. Batik Jawa mempunyai motif-motif yang berbeda-beda. Perbedaan motif ini biasa terjadi dikarnakan motif-motif itu mempunyai makna, maksudnya bukan hanya sebuah gambar akan tetapi mengandung makna yang mereka dapat dari leluhur mereka, yaitu penganut agama animisme, dinamisme atau Hindu dan Buddha. Batik Jawa banyak berkembang di daerah Solo atau yang biasa disebut dengan batik Solo, Yogyakarta atau biasa disebut Batik Jogja dan Kota Pekalongan atau yang biasa disebut Batik Pekalongan.", "question_text": "Apakah motif khas batik Solo?", "answers": [{"text": "Solo", "start_byte": 452, "limit_byte": 456}]} {"id": "-7588373414590455641-0", "language": "indonesian", "document_title": "Museum Fatahillah", "passage_text": "Museum Fatahillah memiliki nama resmi Museum Sejarah Jakarta adalah sebuah museum yang terletak di Jalan Taman Fatahillah No. 1, Jakarta Barat dengan luas lebih dari 1.300 meter persegi.", "question_text": "berapakah luas Museum Fatahillah?", "answers": [{"text": "1.300 meter persegi", "start_byte": 166, "limit_byte": 185}]} {"id": "-6157221538429945258-2", "language": "indonesian", "document_title": "Pangeran Kecil", "passage_text": "Walaupun ditujukan seolah sebagai bacaan anak-anak, Pangeran Kecil memiliki makna filosofis dan idealis tentang kehidupan manusia dan masyarakatnya. Dalam novel ini, Saint-Exupéry menceritakan tentang pertemuan tokoh utamanya, yaitu seorang pilot, dengan dengan seorang pangeran kecil dari luar angkasa, di tengah-tengah Gurun Sahara. Dalam percakapan mereka, sang penulis mengemukakan pandangannya tentang kesalahpahaman yang sering dilakukan oleh manusia dan kebenaran sederhana yang sering dilupakan oleh mereka seiring mereka bertambah dewasa. Sari pati buku ini terangkum dalam kutipan terkenal yang dinyatakan oleh seekor rubah kepada si pangeran kecil: \"On ne voit bien qu'avec le cœur, l'essentiel est invisible pour les yeux.\"", "question_text": "siapakah karakter utama Le Petit Prince?", "answers": [{"text": "seorang pilot", "start_byte": 234, "limit_byte": 247}]} {"id": "3324073585349325820-2", "language": "indonesian", "document_title": "Yerikho", "passage_text": "Yericho digambarkan dalam Alkitab Ibrani sebagai \"Kota Pohon Palem\". Banyak sumber-sumber air di dalam dan sekitar kota ini menarik orang-orang untuk menghuninya selama ribuan tahun.[4] Dikenal dalam tradisi Yudeo-Kristen sebagai tempat terjadinya Pertempuran Yerikho yang memastikan penghunian orang Israel di tanah Kanaan ketika sampai di sana setelah keluar dari Mesir, di bawah pimpinan Yosua bin Nun, pengganti Musa.", "question_text": "Dimana Pertempuran Yerikho terjadi?", "answers": [{"text": "Yericho", "start_byte": 0, "limit_byte": 7}]} {"id": "-8647581724246694015-0", "language": "indonesian", "document_title": "Komunikasi interpersonal", "passage_text": "Komunikasi interpersonal adalah komunikasi yang terjadi antara dua orang atau lebih, yang biasanya tidak diatur secara formal.[1] Dalam komunikasi interpersonal, setiap partisipan menggunakan semua elemen dari proses komunikasi.[1] Misalnya, masing-masing pihak akan membicarakan latar belakang dan pengalaman masing-masing dalam percakapan tersebut [1]", "question_text": "Apa itu komunikasi interpersonal?", "answers": [{"text": "komunikasi yang terjadi antara dua orang atau lebih, yang biasanya tidak diatur secara formal", "start_byte": 32, "limit_byte": 125}]} {"id": "2251728553625176615-4", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Tang", "passage_text": "\n\nPada 18 Juni 618, Li Yuan menyatakan diri sebagai kaisar dinasti baru, Tang.[8][9] Peristiwa ini berlangsung setelah pembunuhan Kaisar Yang, sepupu Li Yuan,[3] oleh Jenderal Yuwen Huaji.[8][9] Li Yuan (yang nantinya mengganti namanya menjadi Kaisar Gaozu dari Tang) mulai naik ke tampuk kekuasaan saat menjabat sebagai Adipati Tang dan gubernur Taiyuan selama masa keruntuhan Dinasti Sui, yang salah satunya disebabkan oleh kegagalan Sui dalam menaklukkan Goguryeo selama Perang Goguryeo-Sui.[10][11] Li Yuan memperoleh martabat dan pengalaman militer, dan pada tahun 617 ia memberontak bersama dengan putranya dan putrinya yang juga militan, Putri Pingyang (kematian 623); sang putri bahkan mengumpulkan tentaranya sendiri dan memerintah mereka langsung.[8] Pada tahun 617, Li Yuan menduduki Chang'an dan menjadi wali Kaisar Gong dari Sui, kaisar yang masih anak-anak. Li Yuan menempatkan Kaisar Yang ke posisi Taishang Huang atau kaisar yang sudah pensiun/ayah dari kaisar saat ini.[8] Setelah mendengar kabar pembunuhan Kaisar Yang oleh Jenderal Yuwen Huaji (kematian 619), Li Yuan menyatakan dirinya sebagai kaisar dinasti baru.[8][9] Sebagai Kaisar Gaozu dari Tang, ia menguasai Tang sebagai kaisar pertama dari tahun 618 hingga 626.", "question_text": "Siapa pemimpin pertama Dinasti Tang?", "answers": [{"text": "Li Yuan", "start_byte": 20, "limit_byte": 27}]} {"id": "-9215164853405110303-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat lunak", "passage_text": "\nPerangkat lunak atau peranti lunak (bahasa Inggris: software) adalah istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer. Dengan kata lain, bagian sistem komputer yang tidak berwujud. Istilah ini menonjolkan perbedaan dengan perangkat keras komputer.[1][2][3]", "question_text": "Apa pengertian dari perangkat lunak?", "answers": [{"text": "istilah khusus untuk data yang diformat, dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca, dan ditulis oleh komputer", "start_byte": 70, "limit_byte": 249}]} {"id": "-207802215879418190-0", "language": "indonesian", "document_title": "Archimedes", "passage_text": "Archimedes dari Syracusa (sekitar 287 SM - 212 SM). Ia adalah ahli matematika dan penemu dari Yunani yang terkenal.[1] Ia belajar di kota Alexandria, Mesir. Pada waktu itu yang menjadi raja di Sirakusa adalah Hieron II, sahabat Archimedes. Archimedes sendiri adalah seorang matematikawan, astronom, filsuf, fisikawan, dan insinyur berbangsa Yunani. Ia dibunuh oleh seorang prajurit Romawi pada penjarahan kota Syracusa, meskipun ada perintah dari jendral Romawi, Marcellus bahwa ia tak boleh dilukai. Sebagian sejarahwan matematika memandang Archimedes sebagai salah satu matematikawan terbesar sejarah, mungkin bersama-sama Newton dan Gauss.", "question_text": "dimanakah Archimedes meninggal?", "answers": [{"text": "kota Syracusa", "start_byte": 405, "limit_byte": 418}]} {"id": "-2869199746305480846-0", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika", "passage_text": "Afrika adalah benua terbesar ketiga di dunia setelah Asia dan Amerika (utara dan tengah dan selatan) dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia. Dengan luas wilayah 30.224.050 km² termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika meliputi 20,3% dari seluruh total daratan Bumi. Dengan 800 juta penduduk di 54 negara, benua ini merupakan tempat bagi sepertujuh populasi dunia.", "question_text": "berapakah jumlah negara di benua afrika?", "answers": [{"text": "54", "start_byte": 304, "limit_byte": 306}]} {"id": "2456767967428867589-2", "language": "indonesian", "document_title": "Christoph Blocher", "passage_text": "Blocher memperoleh sertifikat di sekolah pertanian Wülflingen. Kemudian, ia belajar hukum di Universitas Zürich di Montpellier dan Paris. Dia memiliki gelar sarjana hukum DEA. Pada tahun 1971, ia dianugerahi [doktor []] di yurisprudensi.", "question_text": "Apakah pendidikan tertinggi Christoph Blocher?", "answers": [{"text": "doktor", "start_byte": 211, "limit_byte": 217}]} {"id": "2222573182013498560-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dangdut", "passage_text": "\nDangdut merupakan salah satu dari genre seni musik populer tradisional Indonesia yang khususnya memiliki unsur-unsur Hindustani (India), Melayu, dan Arab. Dangdut bercirikan dentuman tabla (alat musik perkusi India) dan gendang. Dangdut juga sangat dipengaruhi dari lagu-lagu musik India klasik dan Bollywood.", "question_text": "Dari daerah mana musik dangdut berasal ?", "answers": [{"text": "Hindustani (India), Melayu, dan Arab", "start_byte": 118, "limit_byte": 154}]} {"id": "2928250879028352462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Decepticon", "passage_text": "\nDecepticons (atau disebut juga Destrons atau Deathtrons di Jepang) adalah musuh utama dari Autobots dan merupakan grup antagonis dalam serial Transformers. Mereka bisa berubah menjadi bermacam-macam benda, di antaranya mobil, pesawat terbang, dan peralatan militer. Decepticons dipimpin oleh Megatron (dan juga Galvatron). Kebanyakkan dari mereka berwarna ungu, dan juga bermata merah. Salah satu keunggulan mereka adalah ketangkasan di udara. Hampir semua anggota Decepticons bisa terbang, dan ini sangat berbeda dengan Autobots yang ahli di jalan raya.", "question_text": "apakah yangdimaksud dengan Decepticons?", "answers": [{"text": "musuh utama dari Autobots dan merupakan grup antagonis dalam serial Transformers", "start_byte": 75, "limit_byte": 155}]} {"id": "-5945006504617846870-0", "language": "indonesian", "document_title": "Byzantium", "passage_text": "Byzantium (Bahasa Yunani: Βυζάντιον) adalah sebuah kota Yunani kuno, yang menurut legenda, didirikan oleh para warga koloni Yunani dari Megara pada tahun 667 SM dan dinamai menurut nama Raja mereka Byzas atau Byzantas (Bahasa Yunani: Βύζας atau Βύζαντας). Nama \"Byzantium\" merupakan Latinisasi dari nama asli kota tersebut Byzantion. Kota ini kelak menjadi pusat Kekaisaran Byzantium, (Kekaisaran Romawi penutur Bahasa Yunani menjelang dan pada Abad Pertengahan dengan nama Konstantinopel. Setelah jatuhnya Konstantinopel ke tangan Kerajaan Ottoman, kota ini selanjutnya dikenal sebagai Istanbul bagi Bangsa Turki Ottoman, namun nama tersebut belum menjadi nama resmi kota ini sampai tahun 1930.", "question_text": "apa yang di maksud dengan Bizantium ?", "answers": [{"text": "kota Yunani kuno, yang menurut legenda, didirikan oleh para warga koloni Yunani dari Megara pada tahun 667 SM dan dinamai menurut nama Raja mereka Byzas atau Byzantas", "start_byte": 60, "limit_byte": 226}]} {"id": "3462416445239208688-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alkitab Protestan", "passage_text": "Alkitab Protestan adalah semua revisi atau terjemahan Alkitab Kristen yang terdiri dari 39 kitab Perjanjian Lama (menurut kanon Alkitab Ibrani Yahudi, terkadang dikenal sebagai kitab-kitab protokanonika) dan 27 kitab Perjanjian Baru sehingga berjumlah total 66 kitab. Alkitab Protestan tidak memuat 15 kitab Apokrifa Alkitab ataupun tulisan lainnya. Praktik ini dibakukan di kalangan Protestan mengikuti keputusan pada tahun 1825 oleh British and Foreign Bible Society untuk tidak memasukkan semua kitab yang disebut apokrifa itu.[1]\nHal ini seringkali dikontraskan dengan 73 kitab dalam Alkitab Katolik, yang mana mencakup 7 kitab deuterokanonika menurut Hukum Kanon Katolik Roma no. 825 sebagai bagian dari Perjanjian Lama.[2]", "question_text": "Berapa jumlah kitab Perjanjian Lama Kristen?", "answers": [{"text": "39", "start_byte": 88, "limit_byte": 90}]} {"id": "4953021445050620198-0", "language": "indonesian", "document_title": "Parlemen Eropa", "passage_text": "Parlemen Eropa (English: European Parliament, disingkat EP) adalah satu-satunya lembaga Uni Eropa (EU) parlementer yang dipilih secara langsung oleh warga negara Eropa. Bersama dengan Dewan Uni Eropa (juga dikenal sebagai \"Dewan\"), tidak boleh dipertukarkan dengan Dewan Eropa dan Majelis Eropa, menjalankan fungsi legislatif Uni Eropa. Parlemen terdiri dari 751 anggota (MEP), jumlahnya akan menjadi 705 anggota dimulai pada lembaga legislatif 2019–2024 (akibat ketentuan khusus yang disetujui mengenai Brexit), yang mewakili elektorat demokratik terbesar kedua di dunia (setelah Parlemen India) dan elektorat demokratik transnasional terbesar di dunia (375juta pemilih yang memenuhi syarat pada 2009).[2][3][4]", "question_text": "Berapa anggota Parlemen Eropa?", "answers": [{"text": "751", "start_byte": 359, "limit_byte": 362}]} {"id": "2584438270362382588-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi (Latin: Imperium Romanum) adalah periode pasca-Republik dari peradaban Romawi kuno, dicirikan dengan pemerintahan yang dipimpin oleh kaisar, dan kepemilikan wilayah kekuasaan yang luas di sekitar Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia. Republik berusia 500 tahun yang mendahuluinya telah melemah dan tidak stabil akibat serangkaian perang saudara dan konflik politik, ketika Julius Caesar dinobatkan sebagai diktator seumur hidup dan kemudian dibunuh pada tahun 44 SM. Perang saudara dan pengeksekusian terus berlangsung, yang berpuncak pada kemenangan Oktavianus, putra angkat Caesar, atas Mark Antony dan Kleopatra dalam Pertempuran Actium serta ditaklukkannya Mesir. Setelah peristiwa-peristiwa di atas, kekuasaan Oktavianus menjadi tak tergoyahkan dan pada tahun 27 SM, Senat Romawi secara resmi memberinya kekuasaan penuh dan gelar baru Augustus, yang secara efektif menandai berakhirnya Republik Romawi.", "question_text": "Berapa luas wilayah kekaisaran Romawi?", "answers": [{"text": "Laut Tengah di Eropa, Afrika, dan Asia", "start_byte": 214, "limit_byte": 252}]} {"id": "1588531077312006567-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "Jepara adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Ibukotanya adalah Jepara. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Jawa di barat dan utara, Kabupaten Pati dan Kabupaten Kudus di timur, serta Kabupaten Demak di selatan. Wilayah Kabupaten Jepara juga meliputi Kepulauan Karimunjawa, yang berada di Laut Jawa.", "question_text": "dimanakah letak Jepara?", "answers": [{"text": "Jawa Tengah", "start_byte": 47, "limit_byte": 58}]} {"id": "1817924895643027993-1", "language": "indonesian", "document_title": "Diponegoro", "passage_text": "Pangeran Diponegoro adalah putra sulung dari Sultan Hamengkubuwana III, raja ketiga di Kesultanan Yogyakarta. Lahir pada tanggal 11 November 1785 di Yogyakarta dengan nama Mustahar dari seorang selir bernama R.A. Mangkarawati, yaitu seorang garwa ampeyan (istri selir) yang berasal dari Pacitan. Semasa kecilnya, Pangeran Diponegoro bernama Bendara Raden Mas Antawirya.[1]", "question_text": "dimanakah Pangeran Diponegoro dilahirkan?", "answers": [{"text": "Yogyakarta", "start_byte": 149, "limit_byte": 159}]} {"id": "4189016181338501153-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Komunis Tiongkok", "passage_text": "Partai Komunis Tiongkok adalah pendiri dan partai yang berkuasa di Republik Rakyat Tiongkok. Partai Komunis adalah satu-satunya partai yang berkuasa di Tiongkok dan mengizinkan berdirinya delapan partai dan membentuk front untuk kedelapan partai dan berada di bawah pengawasan Partai Komunis. Partai Komunis Tiongkok didirikan pada tahun 1921 oleh Chen Duxiu dan Li Dazhao. Partai Komunis bertumbuh dengan cepat dan pada tahun 1949 mengusir keluar pemerintahan nasionalis Kuomintang (KMT) dari daratan Tiongkok, yang berakhir dengan pendirian Republik Rakyat Tiongkok. Parta Komunis juga mengontrol angkatan bersenjata terbesar di dunia, Tentara Pembebasan Rakyat.", "question_text": "Kapan partai komunis pertama kali berdiri di Tiongkok ?", "answers": [{"text": "1921", "start_byte": 338, "limit_byte": 342}]} {"id": "-5483700078179954024-0", "language": "indonesian", "document_title": "Herman Willem Daendels", "passage_text": "Meester in de Rechten Herman Willem Daendels (), adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Perancis.", "question_text": "umur berapakah Meester in de Rechten Herman Willem Daendels menjabat sebagai gubernur Hindia Belanda?", "answers": [{"text": "1808 – 1811", "start_byte": 169, "limit_byte": 182}]} {"id": "-352035736515482057-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Washington Post", "passage_text": "Washington Post adalah surat kabar terbesar dan tertua – didirikan pada tahun 1877 – di Washington, D.C., Amerika Serikat. Salah satu peristiwa paling terkenal dalam sejarah harian ini terjadi pada awal 1970-an pada saat jurnalis Bob Woodward dan Carl Bernstein memulai investigasi media terhadap Watergate. Hal ini memegang peranan penting terhadap mundurnya Richard Nixon dari kursi kepresidenan.", "question_text": "Kapan The Washington Post berdiri ?", "answers": [{"text": "1877", "start_byte": 80, "limit_byte": 84}]} {"id": "-8169260649004123394-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Surakarta", "passage_text": "Kota Surakarta (Hanacaraka: ꦑꦸꦛꦯꦸꦫꦏꦂꦠ, Jawa: Kutha Surakarta), juga disebut Solo atau Sala (ꦱꦭ), adalah wilayah otonom dengan status kota di bawah Provinsi Jawa Tengah, Indonesia, dengan penduduk 503.421 jiwa (2010) dan kepadatan 13.636/km2. Kota dengan luas 44km2, ini berbatasan dengan Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Boyolali di sebelah utara, Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah timur dan barat, dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah selatan.[1] Kota ini juga merupakan kota terbesar ketiga di pulau Jawa bagian selatan setelah Bandung dan Malang menurut jumlah penduduk. Sisi timur kota ini dilewati sungai yang terabadikan dalam salah satu lagu keroncong, Bengawan Solo. Bersama dengan Yogyakarta, Surakarta merupakan pewaris Kesultanan Mataram yang dipecah melalui Perjanjian Giyanti, pada tahun 1755.", "question_text": "berapakh luas kota Solo?", "answers": [{"text": "44km2", "start_byte": 281, "limit_byte": 286}]} {"id": "-2740956820494508819-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Manzikert", "passage_text": "Pertempuran Manzikert adalah pertempuran yang terjadi antara Kekaisaran Bizantium dengan pasukan Seljuk yang dipimpin oleh Alp Arslan pada tanggal 26 Agustus 1071 di dekat Manzikert, Kerajaan Armenia (saat ini Malazgirt, Turki).[8] Kekaisaran Bizantium dapat dikalahkan dalam pertempuran ini dan Kaisar Romanos IV Diogenes ditangkap. Pertempuran Manzikert memainkan peran penting dalam kehancuran Bizantium dan membuka jalan bagi orang Turki di Anatolia. Dalam jangka waktu sepuluh tahun setelah pertempuran ini, kaum Turki Seljuk telah merebut kota Nicaea. Kota tersebut berada di tepi Selat Bosporus, di seberang Konstantinopel, ibu kota Kekaisaran Bizantium.[9]", "question_text": "Kapan Pertempuran Manzikert terjadi?", "answers": [{"text": "26 Agustus 1071", "start_byte": 147, "limit_byte": 162}]} {"id": "8634271767932958006-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Ibu Kota Beijing", "passage_text": "Template:CJKV) (IATA: PEK, ICAO: ZBAA) adalah bandar udara internasional di Beijing, Republik Rakyat Tiongkok. Bandar udara ini dibuka pada 2 Maret 1958, dan merupakan bandar udara tersibuk kedua di dunia.[1]", "question_text": "Apakah kode Bandar Udara Internasional Ibu Kota Beijing?", "answers": [{"text": "PEK", "start_byte": 22, "limit_byte": 25}]} {"id": "-4244205792225676705-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball", "passage_text": "Dragon Ball(ドラゴンボール,Doragon Bōru) adalah sebuah manga dan anime karya Akira Toriyama dari tahun 1984 sampai 1995. Albumnya terdiri dari 42 buku dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Sebelumnya Dragon Ball juga pernah diterbitkan oleh Rajawali Grafiti.", "question_text": "Siapa penerbit Dragon Ball Z: Fusion Reborn?", "answers": [{"text": "Elex Media Komputindo", "start_byte": 193, "limit_byte": 214}]} {"id": "-8373017339031670144-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi merupakan salah satu kekuatan ekonomi, budaya, politik, dan militer paling berpengaruh di dunia pada masanya. Kekaisaran ini menjadi kekaisaran terbesar pada masa antikuitas klasik dan salah satu kekaisaran terluas dalam sejarah dunia. Pada masa pemerintahan Trajanus, luas wilayah Kekaisaran mencapai 5 juta kilometer persegi[4][8] dan menjadi penguasa bagi hampir 70 juta penduduk, atau 21% dari keseluruhan penduduk dunia pada saat itu. Usianya yang panjang dan wilayahnya yang luas mengakibatkan pengaruh Kekaisaran Romawi seperti bahasa Latin dan Yunani, budaya, agama, penemuan, arsitektur, filosofi, hukum, dan bentuk pemerintahan bertahan abadi di negara-negara penerusnya. Pada masa abad pertengahan Eropa, upaya bahkan dilakukan untuk mendirikan penerus Kekaisaran Romawi, termasuk negara Tentara Salib, Kekaisaran Rumania, dan Kekaisaran Romawi Suci. Melalui penjelajahan yang dilakukan oleh Imperium Spanyol, Perancis, Portugis, Belanda, Italia, Jerman, Britania, dan Belgia, kebudayaan Romawi dan Yunani, atau yang saat ini dikenal dengan kebudayaan Barat, ikut tersebar ke seluruh dunia dan berperan penting dalam perkembangan dunia modern.", "question_text": "berapakah luas kekuasaan kekaisaran Romawi?", "answers": [{"text": "5 juta kilometer persegi", "start_byte": 320, "limit_byte": 344}]} {"id": "4114853397780787734-0", "language": "indonesian", "document_title": "Antony van Leeuwenhoek", "passage_text": "Antonie Philips van Leeuwenhoek () adalah ilmuwan Belanda yang berasal dari Delft. Ia disebut sebagai \"Bapak Biologi\", dan dianggap sebagai mikrobiolog pertama. Ia terlahir sebagai putra pembuat keranjang. Ia terkenal atas pengembangan mikroskop dan kontrobusinya terhadap didirikannya mikrobiologi. Ia adalah orang pertama yang mengamati dan mendeskripsikan organisme bersel satu.", "question_text": "Siapakah bapak biologi dunia?", "answers": [{"text": "Antonie Philips van Leeuwenhoek", "start_byte": 0, "limit_byte": 31}]} {"id": "8386152186152012182-0", "language": "indonesian", "document_title": "Masashi Kishimoto", "passage_text": "Masashi Kishimoto(岸本 斉史,Kishimoto Masashi, Template:Lahirmati[1]) adalah seorang Mangaka Jepang. Masashi Kishimoto mulai mengembangkan bakatnya akan menggambar semenjak usia SD. Dia menjadi mangaka terkenal semenjak karyanya, Naruto sukses besar baik di Jepang sendiri ataupun di negara-negara lain. Dia suka membaca manga sejak usia muda, sampai dia menunjukkan keinginannya untuk menulis manga sendiri. Akira Toriyama dan Katsuhiro Otomo adalah sebagai inspirasi utamanya. Pada tahun 1999 Naruto pertama kali dipublikasikan di Shounen jump membuat Kishimoto menerima penghargaan hop step. Saudara kembar Masashi Kishimoto, Seishi Kishimoto, juga merupakan seniman manga dengan karyanya yang terkenal 666 Satan (O-Parts Hunter) dan Blazer Drive. Selama penerbitan Naruto, Kishimoto menikah dan menjadi seorang ayah.[2]", "question_text": "Siapakah yang menulis serial Naruto ?", "answers": [{"text": "Masashi Kishimoto", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "410350066220212442-0", "language": "indonesian", "document_title": "Taylor Swift", "passage_text": "Taylor Alison Swift (lahir 13 Desember 1989) adalah seorang penyanyi dan penulis lagu berkebangsaan Amerika Serikat. Dibesarkan di Pennslyvania, dia pindah ke Nashville, Tennessee pada usia 14 tahun untuk mengejar karier di musik country. Dia menandatangani kontrak dengan label independen Big Machine Records dan menjadi penulis lagu termuda yang pernah dipekerjakan oleh Sony/ATV Music publishing house. Album debut yang berjudul sama seperti namanya pada tahun 2006 berada dinomor lima di Billboard 200. Single ketiga album, \"Our Song\", menjadikannya sebagai orang termuda yang sendirian menulis dan membawakan sebuah lagu nomor satu di tangga lagu Hot Country Songs. Album kedua Swift, Fearless, dirilis pada tahun 2008. Didukung oleh keberhasilan single \"Love Story\" dan \"You Belong with Me\", Fearless menjadi album terlaris tahun 2009 di Amerika Serikat. Album ini memenangkan empat Grammy Awards, membuat Swift menjadi pemenang termuda Album of the Year dan dikabarkan dekat dengan salman al farisy di indonesia .", "question_text": "Kapan Taylor Swift lahir ?", "answers": [{"text": "13 Desember 1989", "start_byte": 27, "limit_byte": 43}]} {"id": "2838824449682128699-0", "language": "indonesian", "document_title": "Elektron", "passage_text": "\nElektron adalah partikel subatom yang bermuatan negatif dan umumnya ditulis sebagai e-. Elektron tidak memiliki komponen dasar ataupun substruktur apapun yang diketahui, sehingga ia dipercayai sebagai partikel elementer.[1] Elektron memiliki massa sekitar 1/1836 massa proton.[2] Momentum sudut (spin) instrinsik elektron adalah setengah nilai integer dalam satuan ħ, yang berarti bahwa ia termasuk fermion. Antipartikel elektron disebut sebagai positron, yang identik dengan elektron, tetapi bermuatan positif. Ketika sebuah elektron bertumbukan dengan positron, keduanya kemungkinan dapat saling berhambur ataupun musnah total, menghasilan sepasang (atau lebih) foton sinar gama.", "question_text": "Apa itu elektron?", "answers": [{"text": "partikel subatom yang bermuatan negatif dan umumnya ditulis sebagai e-", "start_byte": 17, "limit_byte": 87}]} {"id": "-3624246252688859730-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shekel baru Israel", "passage_text": "Shekel baru Israel (Hebrew: שקל חדש‎, Shekel Ḥadash) (tanda: ₪; akronim: ש״ח, kode: ILS) (juga dieja sheqel; pl. shekalim pelafalan shkalim - שקלים, Arab: شيقل جديد, shiqel jadid atau شيكل جديد shikel jadid) adalah mata uang negara Israel. Shekel terbagi menjadi 100 agorot (אגורות) (sing. agora, Ibrani: אגורה).", "question_text": "Apakah mata uang Israel?", "answers": [{"text": "Shekel baru Israel", "start_byte": 0, "limit_byte": 18}]} {"id": "-6490359235856222099-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat keras", "passage_text": "Perangkat keras komputer (English: hardware atau disingkat HW) adalah semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya.", "question_text": "Apa pengertian dari perangkat keras?", "answers": [{"text": "semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya", "start_byte": 70, "limit_byte": 181}]} {"id": "-4255423253534264308-2", "language": "indonesian", "document_title": "The Hunger Games (novel)", "passage_text": "The Hunger Games pertama kali diterbitkan dalam bentuk sampul keras pada tanggal 14 September 2008 oleh Scholastic, dengan gambar sampul dirancang oleh Tim O'Brien. Sejak saat itu, novel ini juga telah dirilis dalam format buku audio dan buku elektronik. Dengan cetakan awal sebanyak 200.000 eksemplar, novel ini telah terjual 800.000 eksemplar pada bulan Februari 2010. Sejak perilisannya, The Hunger Games telah diterjemahkan ke dalam 26 bahasa, dan hak penerbitannya terjual di 38 negara, termasuk Indonesia, yang diterbitkan oleh Gramedia pada bulan Oktober 2009. The Hunger Games adalah novel pertama dalam trilogi The Hunger Games, yang diikuti oleh Catching Fire (2009) dan Mockingjay (2010). Sebuah adaptasi film yang disutradarai oleh Gary Ross dan diproduseri oleh Collins dirilis pada tahun 2012.", "question_text": "kapankah sekuel pertama The Hunger Games dirilis?", "answers": [{"text": "14 September 2008", "start_byte": 81, "limit_byte": 98}]} {"id": "1062777533350393843-1", "language": "indonesian", "document_title": "Boys Like Girls", "passage_text": "Boys Like Girls pertama dibentuk di daerah Andover, MA[4] pada akhir tahun 2005. Diawali ketika vokalis Martin Johnson, mantan anggota band lokal Boston Fake ID/The Drive, telah menulis setumpuk lagu dan ingin merekamnya. Dia pun merekrut bassist Bryan Donahue dan drummer John Keefe. Keefe kemudian membawa masuk gitaris Paul DiGiovanni, yang pernah merekam demo bersamanya, untuk melengkapi formasi mereka. Beberapa lagu demo mereka antara lain berjudul \"Free\", \"If You Could See Me Now\", \"The Only Way That I Know How To Feel\", dan beberapa lainnya. Beberapa bulan kemudian Keefe dan DiGiovanni mengetahui bahwa sebenarnya mereka adalah sepupu jauh.[5][6]", "question_text": "Siapa gitaris Boys Like Girls?", "answers": [{"text": "Paul DiGiovanni", "start_byte": 322, "limit_byte": 337}]} {"id": "9070153652497842257-0", "language": "indonesian", "document_title": "Britain's Got Talent", "passage_text": "Britain's Got Talent (sering disingkat BGT) adalah acara bakat televisi Inggris, acara ini dimulai pada Juni 2007 dan berasal dari Got Talent. Acara ini diproduksi oleh Thames (sebelumnya bernama Talkback Thames) dan diproduksi dalam asosiasi dengan Syco TV. Acara ini ditayangkan di ITV dan adik acaranya Britain's Got More Talent ditayangkan di ITV2. Siapapun dari segala usia dengan bermacam bakat dapat mengikuti audisi untuk menunjukan bakat yang dimiliki. Mereka bersaing untuk mendapatkan dukungan penonton dan berusaha untuk mendapatkan gerlar \"Pemenang Britain's Got Talent''. Panel juri asli terdiri dari pencipta acara yakni; Simon Cowell, Amanda Holden dan Piers Morgan. Kelly Brook hadir sebagai juri ke-empat pada seri ke-3, tetapi berhenti setelah audisi pertama. Pada seri ke-5 Morgan tidak hadir dalam penjurian dan Cowell hanya hadir selama pertunjukan langsung, saat itulah David Hasselhoff dan Michael McIntyre bergabung menjadi juri. Alesha Dixon dan David Walliams bergabung menjadi juri pada seri ke-6 sebagai peganti McIntyre dan Hasselhoff.", "question_text": "Siapa yang memproduksi acara Britain's Got Talent?", "answers": [{"text": "Thames", "start_byte": 169, "limit_byte": 175}]} {"id": "-454958338697386544-0", "language": "indonesian", "document_title": "Durian", "passage_text": "Durian adalah nama tumbuhan tropis yang berasal dari wilayah Asia Tenggara, sekaligus nama buahnya yang bisa dimakan. Nama ini diambil dari ciri khas kulit buahnya yang keras dan berlekuk-lekuk tajam sehingga menyerupai duri. Sebutan populernya adalah \"raja dari segala buah\" (King of Fruit). Durian adalah buah yang kontroversial, meskipun banyak orang yang menyukainya, namun sebagian yang lain malah muak dengan aromanya.", "question_text": "Buah apa yang berkulit tajam?", "answers": [{"text": "Durian", "start_byte": 0, "limit_byte": 6}]} {"id": "-3943542193215120800-9", "language": "indonesian", "document_title": "Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Moewardi", "passage_text": "Rumah Sakit Jebres disebut juga Rumah Sakit Komplek C, khusus untuk pelayanan kebidanan dan penyakit kandungan, kanak-kanak dan keluarga berencana. Rumah sakit yang terletak di Kampung Jebres, Kalurahan Jebres, Kecamatan Jebres, Surakarta ini mempunyai luas tanah 49.622 m2 dan luas bangunan 15.868 m2.\nKhusus untuk Rumah Sakit Jebres (Komplek C) sesuai dengan keputusan Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Jawa Tengah tanggal 12 Agustus 1973 Nomor: Hukum G 171/1973 diberi nama Komplek Rumah Sakit Dr. Moewardi. Mengingat Rumah Sakit Kadipolo (Komplek A) pada perkembangannya dinilai tidak efisien dan tidak memenuhi syarat lagi untuk digunakan sebagai rumah sakit, maka pada bulan September 1976 atas pendapat dari dr. R. Hirlan Saparno Widagdo, selaku Direktur Rumah Sakit Umum “Surakarta” dengan persetujuan dari Inspektur Kesehatan Rakyat Provinsi Dati I Jawa Tengah di Semarang, maka Rumah Sakit Kadipolo berserta peralatan dan perlengkapan medisnya kemudian dipindahkan ke Rumah Sakit Mangkubumen.\nSementara itu pemindahan pasien dari Rumah Sakit Kadipolo ke Rumah Sakit Mangkubumen baru selesai dikerjakan pada pertengahan bulan Januari 1977. Dengan selesainya kepindahan pasien ini maka sejak saat itu Rumah Sakit Kadipolo tidak berfungsi lagi sebagai lembaga pelayanan kesehatan, untuk selanjutnyagedung bekas rumah sakit ini digunakan sebagai Kampus Sekolah Pendidikan Keperawatan (SPK).\nSebagai penghargaan atas jasa pahlawan Dr. Moewardi, yang semula hanya digunakan namanya untuk RS Kompleks Jebres, maka dengan Keputusan Gubernur Kepala daerah Tingkat I Jawa Tengah tanggal 24 Oktober 1988 Nomor: 445/29684 telah ditetapkan pemberian nama yang semula RSUD Kelas B Provinsi Dati I Jawa Tengah di Surakarta (KompleksMangkubumen dan Jebres) menjadi RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Pergantian nama ini diresmikan pada tanggal 10 November 1988 bersamaan denganhari pahlawan.", "question_text": "Kapan RSUD Dr. Moewardi diresmikan ?", "answers": [{"text": "10 November 1988", "start_byte": 1835, "limit_byte": 1851}]} {"id": "-2757243844918402519-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kebun Binatang Pematang Siantar", "passage_text": "Taman Hewan Pematangsiantar (THPS) atau sebelumnya dikenal juga sebagai Kebun Binatang Siantar dan Kebun Binatang Pematangsiantar, adalah kebun binatang yang terletak di kota Pematangsiantar. Kebun binatang ini resmi dibuka untuk umum pada tanggal 27 November 1936 dengan luas areal sekitar 4.5 hektare. THPS berlokasi di Jalan Gunung Simanuk-Manuk Kota Pematangsiantar, Provinsi Sumatera Utara. Sampai saat ini THPS masih mempertahankan statusnya sebagai kebun binatang yang terlengkap dan terbaik di wilayah Sumatera Utara. Koleksi satwa dan popularitasnya bahkan mengalahkan Kebun Binatang Medan dengan luas yang berpuluh kali lebih besar daripada THPS dan merupakan kebun binatang terbesar di wilayah Sumatera Utara yang terletak di ibukota provinsi Sumatera Utara, Kota Medan. Meskipun dengan berbagai keterbatasan seperti sempitnya ruang yang tersedia, kurangnya pendanaan serta pemahaman untuk proyek peremajaan eksibisi hewan, namun melalui usaha perawatan hewan yang cukup baik, THPS cukup berhasil dalam menjalankan peranannya sebagai lembaga konservasi serta dapat digolongkan sebagai salah satu kebun binatang yang terbaik di antara kebun binatang yang ada di Indonesia. Taman Hewan Pematangsiantar mengantongi izin berupa Surat Keputusan Menteri Kehutanan dengan Nomor. SK.84/Menhut-II/2007 yang dikeluarkan pada tanggal 15 Maret 2007.[1]", "question_text": "berapakah luas Kebun Binatang Siantar?", "answers": [{"text": "4.5 hektare", "start_byte": 291, "limit_byte": 302}]} {"id": "-3242036917330218580-0", "language": "indonesian", "document_title": "Astrologi", "passage_text": "Astrologi menunjuk kepada yang mana pun di antara beberapa sistem pengetahuan untuk mengerti, dan menterjemahkan tentang kenyataan dan keberadaan manusiawi, berdasarkan posisi dan gerak-gerik relatif berbagai benda langit, terutama Matahari, Bulan, planet, dan lunar node seperti dilihat pada waktu dan tempat lahir atau lain peristiwa dipelajari. Bagi banyak astrologer, hubungan itu tidak perlu sebab musabab.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan ilmu astrologi ?", "answers": [{"text": "sistem pengetahuan untuk mengerti, dan menterjemahkan tentang kenyataan dan keberadaan manusiawi, berdasarkan posisi dan gerak-gerik relatif berbagai benda langit, terutama Matahari, Bulan, planet, dan lunar node", "start_byte": 59, "limit_byte": 271}]} {"id": "9141668783245145400-6", "language": "indonesian", "document_title": "Penawaran", "passage_text": "“\"Semakin tinggi harga, semakin banyak jumlah barang yang bersedia ditawarkan. Sebaliknya, semakin rendah tingkat harga, semakin sedikit jumlah barang yang bersedia ditawarkan.””", "question_text": "Apakah bunyi hukum penawaran dalam ilmu ekonomi?", "answers": [{"text": "\"Semakin tinggi harga, semakin banyak jumlah barang yang bersedia ditawarkan. Sebaliknya, semakin rendah tingkat harga, semakin sedikit jumlah barang yang bersedia ditawarka", "start_byte": 3, "limit_byte": 176}]} {"id": "-6524234724337537877-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar ibu kota di Malaysia", "passage_text": "Ibu kota Malaysia ialah Kuala Lumpur. Kota ini menjadi pusat utama bagi kegiatan kebudayaan, bisnis serta keuangan di Malaysia. Parlemen Malaysia serta kediaman resmi Yang di-Pertuan Agong juga terletak di Kuala Lumpur. Pada tahun 2001, pusat pemerintahan persekutuan Malaysia dipindahkan dari Kuala Lumpur ke kota baru Putrajaya yang terkadang disebut sebagai ibu kota persekutuan. Kedua kota tersebut, bersama Labuan, mempunyai status Wilayah Persekutuan Malaysia.", "question_text": "Apakah ibukota Malaysia ?", "answers": [{"text": "Kuala Lumpur", "start_byte": 24, "limit_byte": 36}]} {"id": "7699301165352882026-0", "language": "indonesian", "document_title": "We Need to Talk About Kevin", "passage_text": "We Need to Talk About Kevin adalah novel 2003 yang ditulis Lionel Shriver, diterbitkan Serpent's Tail, dan novel ini bercerita tentang aksi pembantaian di sekolah. Ceritanya berdasarkan sudut pandang dari ibu si pembunuh, Eva Khatchadourian, dan mendokumentasikan bagaimana dia mencoba berdamai dengan anaknya, Kevin, dan pembunuhan yang dilakukannnya. Meskipun diceritakan dalam sudut pandang orang pertama sebagai serangkaian surat dari Eva kepada suaminya, struktur novel juga sangat menyerupai sebuah thriller. Novel ketujuh dari Shriver, memenangkan Orange Prize 2005, penghargaan di Inggris untuk novel berbahasa Inggris yang ditulis penulis perempuan dari negara manapun. Tahun 2011 novel diadaptasi ke film.", "question_text": "Kapan novel We Need to Talk About Kevin dirilis?", "answers": [{"text": "2003", "start_byte": 41, "limit_byte": 45}]} {"id": "-9157562377195584882-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cause célèbre", "passage_text": "[Cause célèbre]error: {{lang}}: text has italic markup (help) (/ˈkɔːz səˈlɛb/; French:[koz selɛbʁ], kasus terkenal; plural [causes célèbres]error: {{lang}}: text has italic markup (help)) adalah sebuah masalah atau indsiden yang berkembang menjadi kontroversi yang merebak, di luar perkiraan, dan memanaskan debat publik.[1] Istilah tersebut biasanya digunakan dalam hubungannya dengan kasus hukum terselebrasi.[2]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan cause célèbre?", "answers": [{"text": "masalah atau indsiden yang berkembang menjadi kontroversi yang merebak, di luar perkiraan, dan memanaskan debat publik", "start_byte": 214, "limit_byte": 332}]} {"id": "-1155771945602302500-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Kesultanan Mataram (kadang disebut Kesultanan Mataram Islam atau Kesultanan Mataram Baru untuk membedakan dengan Kerajaan Mataram Kuno yang bercorak Hindu) adalah kerajaan Islam di Pulau Jawa yang pernah berdiri pada abad ke-17. Kerajaan ini dipimpin suatu dinasti keturunan Ki Ageng Sela dan Ki Ageng Pemanahan, yang mengklaim sebagai suatu cabang ningrat keturunan penguasa Majapahit. Asal-usulnya adalah suatu Kadipaten di bawah Kesultanan Pajang, berpusat di \"Bumi Mentaok\" yang diberikan kepada Ki Ageng Pemanahan sebagai hadiah atas jasanya. Raja berdaulat pertama adalah Sutawijaya (Panembahan Senapati), putra dari Ki Ageng Pemanahan.", "question_text": "Siapa raja pertama Kerajaan Mataram?", "answers": [{"text": "Sutawijaya", "start_byte": 578, "limit_byte": 588}]} {"id": "-6842938366961893540-0", "language": "indonesian", "document_title": "Shannon Beiste", "passage_text": "Shannon Beiste, sering disebut dengan Coach Beiste, adalah karakter fiksi dari serial drama musikal buatan Fox, Glee. Karakter ini diperankan oleh Dot-Marie Jones. Ia mulai tampil di Glee sejak episode pertama musim kedua, \"Audition\", yang ditayangkan tanggal 21 September 2010. Coach Beiste diperkenalkan sebagai Shannon Beiste, seorang pelatih bola Amerika juara putri, yang dibawa ke SMA McKinley untuk membawa kesuksesan pada tim bola Amerika mereka. Ia dengan cepat berkonflik dengan pelatih pemandu sorak (English: cheerleading)) Sue Sylvester (Jane Lynch) dan direktur klub glee Will Schuester (Matthew Morrison) karena anggaran mereka dipotong untuk bola Amerika. Tetapi pada akhirnya, Will dan Beiste berteman. Pada tahun pertamanya, ia berhasil mengantarkan tim bola Amerika menjadi juara. Pada tahun kedua (musim ketiga Glee), selain melatih bola Amerika, ia juga berperan sebagai pengarah bersama acara musikal sekolah dan ikut sebagai panitia dalam pemilihan presiden angkatan senior. Beiste menjalin hubungan dengan seorang perekrut bola Amerika negara bagian Ohio, Cooter Menkins (Eric Bruskotter). Ia akhirnya menikah dengan Cooter tetapi pernikahannya tidak berjalan dengan baik karena ia menjadi korban kekerasan dalam rumah tangga. Di musim keenam, Beiste menjadi seorang transgender (didiagnosis menderita disforia gender) dan menjalani operasi ganti kelamin, dan mengubah namanya menjadi Sheldon Beiste.", "question_text": "Apa peran Shannon Beiste dalam drama Glee?", "answers": [{"text": "pelatih bola Amerika juara putri", "start_byte": 338, "limit_byte": 370}]} {"id": "2186214876693836750-0", "language": "indonesian", "document_title": "Calon Arang", "passage_text": "\n\nCalon Arang adalah seorang tokoh dalam cerita rakyat Jawa dan Bali dari abad ke-12. Tidak diketahui lagi siapa yang mengarang cerita ini. Salinan teks Latin yang sangat penting berada di Belanda, yaitu dalam Jurnal Bijdragen tot de Taal-, Land- en Volkenkunde 82 (1926) halaman 110-180.", "question_text": "Apakah judul cerita rakyat yang dimainkan Calon Arang?", "answers": [{"text": "cerita rakyat Jawa dan Bali", "start_byte": 41, "limit_byte": 68}]} {"id": "-6972074989485253395-2", "language": "indonesian", "document_title": "Fly to the Sky", "passage_text": "Duo ini terbentuk pada tahun 1998-an oleh SM Entertainment. Brian Joo diaudisi ketika ia sedang menghadiri Holy Spirit High School di New Jersey. Hwang Yoon-Suk, yang kemudian dikenal sebagai Hwanhee, didorong untuk mengikuti audisi oleh anggota staf yang bekerja untuk label di festival SMA-nya. Fly to the Sky resmi memulai debutnya pada tanggal 21 November 1999 di LOG-IN H.O.T Concert dan SM Festival Concert '99.", "question_text": "Kapan Fly to the Sky mulai debut ?", "answers": [{"text": "21 November 1999", "start_byte": 348, "limit_byte": 364}]} {"id": "-2117310559949834005-1", "language": "indonesian", "document_title": "Rinto Harahap", "passage_text": "Rinto adalah anak ketiga dari enam bersaudara putra dari pasangan James Warren Harahap mantan Kepala Kantor Bank BNI di Sibolga dan Siti Raya boru Tobing yang berasal dari Tarutung, Tapanuli Utara. Ia dilahirkan pada zaman revolusi fisik saat ayanhnya dimutasi ke Sibolga.[3] Rinto kecil pernah bercita-cita menjadi dokter, namun ayahnya menginginkan ia jadi Pendeta. Namun Rinto berketetapan untuk hidup dari musik. Rinto bahkan sempat bekerja pada sebuah perusahaan besi beton, sedangkan malamnya ngamen di klub malam, sebelum dirinya terjun ke bisnis rekaman.[4][5]", "question_text": "Kapan Rinto Harahap lahir?", "answers": [{"text": "zaman revolusi fisik saat ayanhnya dimutasi ke Sibolga", "start_byte": 217, "limit_byte": 271}]} {"id": "-146415544888432439-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat ulang-alik", "passage_text": "Pesawat ulang-alik (bernama resmi: Space Transportation System atau STS; lebih populer dengan nama NASA's Space Shuttle atau Space Shuttle saja) adalah pesawat luar angkasa milik Amerika Serikat yang digunakan dalam misi penerbangan luar angkasa berawak. Pesawat ulang alik – tidak seperti pesawat luar angkasa lainnya – badan utama pesawat ulang-alik dapat digunakan kembali di lain waktu. Pesawat jenis ini hanya dimiliki oleh NASA, badan antariksa Amerika, dalam beberapa jenis. Sempat dibuat 5 buah, di mana sekarang tinggal tiga. Modul pesawat, terbang secara vertikal dan biasanya membawa tiga sampai lima antariksawan (walaupun pernah mengangkut 8 antariksawan dan masih cukup sampai 11 antariksawan dalam keadaan darurat) dan muatan sampai seberat 50.000lb, 22.700kg menuju orbit rendah bumi (termosfer). Ketika misi selesai pesawat akan menyalakan pendorongnya sendiri untuk kembali menuju atmosfer bumi, pendorong akan dimatikan ketika pesawat sudah di dalam atmosfer bumi dan pesawat akan melayang selama perjalanannya sampai akhirnya mencapai permukaan lagi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan Pesawat Ulang-Alik ?", "answers": [{"text": "pesawat luar angkasa milik Amerika Serikat yang digunakan dalam misi penerbangan luar angkasa berawak", "start_byte": 152, "limit_byte": 253}]} {"id": "2370709202359550457-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ronald Reagan", "passage_text": "Ronald Wilson Reagan () ialah Presiden Amerika Serikat ke-40 (1981–1989) dan Gubernur California ke-33 (1967–1975). Sebelum terjun ke dunia politik, Reagan adalah seorang aktor radio, film, dan televisi. Ia hidup lebih panjang daripada Presiden yang lainnya (93 tahun, 119 hari) dan merupakan Presiden terpilih tertua (69 tahun, 349 hari saat mengambil kekuasaan) sampai Donald Trump melampauinya pada 2017.", "question_text": "Berapa tahun Ronald Wilson Reagan menjadi Presiden Amerika Serikat ke-40?", "answers": [{"text": "1981–1989", "start_byte": 62, "limit_byte": 73}]} {"id": "501551733586146800-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsil Kedokteran Indonesia", "passage_text": "\nKonsil Kedokteran Indonesia (KKI) merupakan suatu badan otonom, mandiri, non struktural dan bersifat independen, yang bertanggung jawab kepada Presiden RI.", "question_text": "Apakah kepanjangan dari KKI?", "answers": [{"text": "Konsil Kedokteran Indonesia", "start_byte": 1, "limit_byte": 28}]} {"id": "-6615188178093867227-0", "language": "indonesian", "document_title": "Uni Eropa", "passage_text": "\nUni Eropa (disingkat UE) adalah organisasi antarpemerintahan dan supranasional, yang beranggotakan negara-negara Eropa. Sejak 1 Juli 2013 telah memiliki 28 negara anggota. Persatuan ini didirikan atas nama tersebut di bawah Perjanjian Uni Eropa (yang lebih dikenal dengan Perjanjian Maastricht) pada 1992. Namun, banyak aspek dari UE timbul sebelum tanggal tersebut melalui organisasi sebelumnya, kembali ke tahun 1950-an.", "question_text": "berapakah jumlah negara di Uni Eropa?", "answers": [{"text": "28", "start_byte": 154, "limit_byte": 156}]} {"id": "6917694591628861504-2", "language": "indonesian", "document_title": "Taurat", "passage_text": "Kitab Taurat (Hebrew: תּוֹרָה, Torah – yang berarti \"instruksi\"; Arabic: التوراة‎, Al-Tawrāh) adalah lima kitab pertama Tanakh/Alkitab Ibrani dan bagian Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Dalam bahasa Yunani kumpulan 5 kitab ini disebut Pentateukh (\"lima wadah\" atau \"lima gulungan\"). Taurat adalah bagian terpenting dari kanon/kitab suci orang Yahudi.[1]", "question_text": "Kepada siapa kitab taurat diturunkan ?", "answers": [{"text": "orang Yahudi", "start_byte": 359, "limit_byte": 371}]} {"id": "-1585511828787200132-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Jerman", "passage_text": "Bendera Jerman pertama kali diperkenalkan pada tahun 1919. Pada tahun 1949 bendera ini dipakai untuk negara Jerman Barat. Pada 1991 setelah Jerman bersatu bendera ini kembali digunakan. Bendera ini terdiri dari tiga warna yaitu hitam di atas, merah di tengah, dan kuning (\"emas\") di bawah.", "question_text": "Apakah warna bendera Jerman?", "answers": [{"text": "hitam di atas, merah di tengah, dan kuning (\"emas\") di bawah", "start_byte": 228, "limit_byte": 288}]} {"id": "6295100810497107728-37", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Barat", "passage_text": "Namun pengajaran bahasa daerah pada periode tersebut belum memiliki payung hukum, karena Pemerintah Provinsi Jawa Barat sebelumnya mengindikasikan bahwa Jawa Barat merupakan wilayah tanah Sunda dengan mayoritas suku Sunda yang bertutur bahasa Sunda. Setelah tahun 2003, dengan diterbitkannya Peraturan Daerah (Perda) Jawa Barat No. 5 Tahun 2003 tentang Perlindungan dan Pengembangan Budaya dan Bahasa, Jawa Barat mengakui adanya tiga suku asli yaitu Sunda, Melayu-Betawi dan Cirebon.", "question_text": "Apa suku asli penduduk jawa Barat ?", "answers": [{"text": "Sunda, Melayu-Betawi dan Cirebon", "start_byte": 450, "limit_byte": 482}]} {"id": "-5576549337279464061-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kina Papua Nugini", "passage_text": "Kina (kode ISO 4217: PGK) adalah mata uang Papua Nugini. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 toea. Kina diperkenalkan pada 19 April 1975, menggantikan dolar Australia. Nama kina datang dari bahasa Kuanua dari kawasan suku Tolai, yang merujuk kepada kerang mutiaran yang banyak dipakai untuk perdagangan di kawasan Pantai dan Dataran Tinggi di negara tersebut.", "question_text": "Apa mata uang Papua Nugini?", "answers": [{"text": "Kina", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-4771410812460296704-1", "language": "indonesian", "document_title": "PlayStation 3", "passage_text": "PlayStation 3 dirilis di Jepang pada tanggal 11 November 2006 tepat pukul tujuh, dan dirilis pada tanggal 17 November 2006 di Amerika Utara (Amerika Serikat dan Kanada), Hong Kong dan Taiwan, dan 1 atau 7 Maret 2007 di Eropa dan Australasia, dan wilayah PAL lainnya. PlayStation 3 dirilis dengan 2 tipe, Basic dan Premium/Platinum. PlayStation 3 secara resmi diperkenalkan kepada dunia pada tanggal 16 Mei 2005 di E3. Konfigurasi final pertama dipertunjukkan di TGS (Tokyo Game Show) 2006.", "question_text": "kapankah Sony PlayStation 3 dirilis?", "answers": [{"text": "11 November 2006", "start_byte": 45, "limit_byte": 61}]} {"id": "8585794827753502186-2", "language": "indonesian", "document_title": "Getah sundi", "passage_text": "Getah sundi merupakan sejenis pohon yang tingginya 20-38 m dan garis tengahnya batangnya 45-70 cm. Daunnya bundar telur lebar, yang muda berbulu halus. Tersusun dengan berselang-seling, dan berjumlah majemuk.[3] Malainya kecil, putih, menyendiri atau berkelompok, muncul di ranting, kadang-kadang di ketiak batang. Tangkai bunga (pedicel) 1-1,5cm. Bunganya sendiri berkelamin dan berukuran hanya sekitar 0,5cm. Daun kelopak (sepal) dan daun mahkota (petal) juga kecil. Daun mahkota panjangnya 2mm, dengan tabung yang pendek, gundul, dan berwarna putih-kekuningan. Benang sari berjumlah 16, yang disertai pula dengan 1 putik yang panjangnya 6–8mm. Buahnya tergolong buah buni (buah berry), kuning, bulat telur, dapat dimakan seperti sawo. Bentuknya kerucut, dengan dasar buah agak lebar. Ukurannya 2,5–5cm × 1-2,5cm, dan hanya berbiji tunggal. Bijinya hitam, mengandung 3,5-4,5% minyak dan kayunya snediri berwarna coklat muda.[4][5]", "question_text": "Bagaimana bentuk daun tumbuhan getah sontek?", "answers": [{"text": "bundar telur lebar, yang muda berbulu halus", "start_byte": 107, "limit_byte": 150}]} {"id": "3787024416213301705-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kucing pasir", "passage_text": "\nKucing pasir, kucing relatif kecil gempal dengan kaki pendek, ekor panjang, dan besar, telinga runcing. Kucing ini panjangnya berkisar 39–57cm (15 sampai 22 in) , ditambah 23 sampai 31 sentimeter (9,1 sampai 12) panjang ekor, dan beratnya 1,4-3,4 kilogram (3,1-7,5lb).[4] Kepala kucing ini terlihat luas, dan telinga begitu lebar bahwa telinga dapat diratakan secara horizontal, atau bahkan menunjuk ke bawah untuk membantu dalam berburu.", "question_text": "Berapa panjang kucing pasir dewasa?", "answers": [{"text": "39–57cm", "start_byte": 136, "limit_byte": 145}]} {"id": "303884940999634773-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa di Malaysia", "passage_text": "\nBahasa asli di Malaysia masuk dalam keluarga Mon-Khmer dan Malayo-Polinesia. Bahasa nasional atau resminya adalah Melayu yang merupakan bahasa ibu kelompok etnis mayoritas Melayu. Bahasa Inggris juga merupakan bahasa resmi di negara bagian Sarawak. Kelompok etnis utama di Malaysia meliputi Melayu, Tionghoa dan India, dengan beberapa kelompok etnis lainnya yang terwakili dalam jumlah yang lebih kecil, masing-masing dengan bahasa mereka sendiri. Bahasa asli terbesar yang digunakan di Malaysia Timur adalah bahasa Iban, Dusunik, dan Kadazan. Bahasa Inggris biasanya digunakan dalam industri pelayanan dan subyek pengajaran di sekolah dasar dan menengah. Bahasa tersebut juga merupakan bahasa utama yang dipakai di sebagain besar kolese dan universitas swasta. Bahasa Inggris mendapatkan tempat penting di kalangan Melayu dalam konteks resmi tertentu sesuai yang diatur pada Undang-Undang Bahasa Nasional, khususnya di negara bagian Sabah dan Sarawak, dimana bahasa tersebut menjadi bahasa kerja resmi.", "question_text": "Apakah bahasa resmi yang digunakan di Malaysia ?", "answers": [{"text": "Melayu", "start_byte": 115, "limit_byte": 121}]} {"id": "-6560786224626973773-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rupiah", "passage_text": "\n\n\nRupiah Indonesia atau Rupiah saja adalah mata uang resmi Indonesia. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Bank Indonesia dengan kode ISO 4217 IDR. Secara tidak formal, orang Indonesia juga menyebut mata uang ini dengan nama \"perak\". Satu rupiah dibagi menjadi 100 sen, walaupun inflasi telah membuatnya tidak digunakan lagi kecuali hanya pada pencatatan di pembukuan bank.", "question_text": "Apakah mata uang negara Indonesia?", "answers": [{"text": "Rupiah", "start_byte": 25, "limit_byte": 31}]} {"id": "3085242702968742241-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jalur ABG", "passage_text": "Pada masa Orde Baru dibawah kekuasaan Presiden Soeharto, ada sebuah istilah yang lahir dari proses politik dominasi militer dan birokrasi, atau yang disbeut sebagai \"Jalur ABG\". Jalur ABG ini dimaksudkan oleh rezim Orde Baru sebagai landasan untuk mengelola pemerintahan dengan tiga unsur utama, yaitu; \"A\" untuk Angkatan Bersenjata Republik Indonesia, \"B\" untuk birokrasi, dan \"G\" untuk Golongan Karya. Ketiga unsur utama itu berperan penting dalam hal pengambilan keputusan politik, menerapkan kebijakan publik, hingga penempatan jabatan publik seseorang, termasuk presiden. Ketiga unsur politik itu menjadi yang paling dominan dalam pemerintahan Orde Baru selama 32 tahun, sampai seroang pengamat politik bernama Karl D. Jackson mengatakan Indonesia di masa Orde Baru sebagai Bureucratic Polity atau masyarakat birokratik,[1] yang artinya segala keputusan yang dilakukan oleh dan untuk masyarakat harus mendapatkan persetujuan dari birokrat.[2]", "question_text": "Kapan jalur ABG mulai digunakan?", "answers": [{"text": "masa Orde Baru", "start_byte": 5, "limit_byte": 19}]} {"id": "-159124959579690341-3", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Indus", "passage_text": "Sumber sungai berasal dari dataran tinggi Tibet di sekitar Danau Mansarovar () di Daerah Otonomi Tibet kemudian sungai mengalir melalui wilayah Ladakh Jammu dan Kashmir dan memasuki wilayah utara (Gilgit-Baltistan), mengalir kembali melalui Utara ke arah selatan sepanjang seluruh negeri dan bergabung ke Laut Arab di dekat kota pelabuhan Karachi di Sindh. Panjang total sungai adalah 3.180 kilometer (1.976 mil) dan merupakan sungai terpanjang di Pakistan. Sungai ini memiliki total luas pengeluaran melebihi 1.165.000 kilometer persegi (450.000 mil persegi). Diperkirakan sungai mengaliri secara tahunan terdiri dari sekitar 207 kilometer kubik, sehingga termasuk sebagai dua puluh satu sungai terbesar di dunia dalam hal pengairan tahunan. Dimulai pada ketinggian dunia dengan gletser, sungai yang mengairi hutan, dataran dan pedesaan yang kering dan gersang bersama dengan sungai-sungai Chenab, Ravi, Sutlej, Jhelum, Beas dan dua anak sungai dari perbatasan barat daya dan Afghanistan kemudian membentuk aliran Sapta Sindhu (Tujuh Sungai) pada delta di Pakistan.", "question_text": "Berapakah panjang sungai Indus?", "answers": [{"text": "3.180 kilometer", "start_byte": 385, "limit_byte": 400}]} {"id": "-7648703740906552084-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Nazi", "passage_text": "\n\n\nPartai Buruh Nasional-Sosialis Jerman, disingkat NSDAP atau lebih dikenal dengan Partai Nazi adalah sebuah partai politik yang pernah ada di Jerman. Partai ini didirikan pada awal 1920-an dan bermarkas di München. Sebelumnya partai ini bernama Deutsche Arbeiterpartei (Partai Pekerja Jerman), nama partai itu diubah pada tanggal 24 Februari 1920 setelah Adolf Hitler mengambil kepemimpinan partai. Lambang resmi Nazi adalah Swastika.", "question_text": "Dimana Partai Nazi didirikan?", "answers": [{"text": "Jerman", "start_byte": 144, "limit_byte": 150}]} {"id": "5886216542623406631-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Barat", "passage_text": "Kalimantan Barat (disingkat Kalbar) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Kalimantan dengan ibu kota Provinsi Kota Pontianak. Luas wilayah Provinsi Kalimantan Barat adalah 146.807km² (7,53% luas Indonesia). Merupakan provinsi terluas keempat setelah Papua, Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.[1]", "question_text": "berapakah luas Kalimantan barat?", "answers": [{"text": "146.807km²", "start_byte": 193, "limit_byte": 204}]} {"id": "6588744895844209386-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Rel Listrik", "passage_text": "Di Hindia Belanda, kereta rel listrik pertama kali dipergunakan untuk menghubungkan Batavia dengan Jatinegara atau Meester Cornelis pada tahun 1925. Pada waktu itu digunakan rangkaian kereta rel listrik sebanyak 2 kereta, yang bisa disambung menjadi 4 kereta, yang dibuat oleh Werkspoor dan Heemaf Hengelo.", "question_text": "siapakah pencipta kereta listrik?", "answers": [{"text": "Werkspoor dan Heemaf Hengelo", "start_byte": 277, "limit_byte": 305}]} {"id": "83307611245489167-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perserikatan Bangsa-Bangsa", "passage_text": "Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB, English: United Nations, disingkat UN) adalah organisasi internasional yang didirikan pada tanggal 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerjasama internasional. Badan ini merupakan pengganti Liga Bangsa-Bangsa dan didirikan setelah Perang Dunia II untuk mencegah terjadinya konflik serupa. Pada saat didirikan, PBB memiliki 51 negara anggota; saat ini terdapat 193 anggota. Selain negara anggota, beberapa organisasi internasional, dan organisasi antar-negara mendapat tempat sebagai pengamat permanen yang mempunyai kantor di Markas Besar PBB, dan ada juga yang hanya berstatus sebagai pengamat.[3] Palestina dan Vatikan adalah negara bukan anggota (non-member states) dan termasuk pengamat permanen (Tahta Suci mempunyai wakil permanen di PBB, sedangkan Palestina mempunyai kantor permanen di PBB)[4]", "question_text": "Kapan Perserikatan Bangsa-Bangsa dibentuk?", "answers": [{"text": "24 Oktober 1945", "start_byte": 132, "limit_byte": 147}]} {"id": "5561150281952068721-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dolar Singapura", "passage_text": "Dolar Singapura (SGD atau S$) adalah mata uang negara Singapura. Mata uang ini dicetak dan diatur penggunaannya oleh Otoritas Moneter Singapura. Satu dolar Singapura dibagi menjadi 100 sen.", "question_text": "apakah nama mata uang Singapura?", "answers": [{"text": "Dolar Singapura", "start_byte": 0, "limit_byte": 15}]} {"id": "-2502374786577309178-2", "language": "indonesian", "document_title": "Dolar Baru Taiwan", "passage_text": "Template:CJKV) atau New Taiwan Dollar dalam bahasa Inggris, adalah mata uang resmi di Taiwan di Republik Tiongkok sejak tahun 1949, ketika menggantikan dolar lama Taiwan (1 dolar baru = 40.000 dolar lama). Mata uang ini awalnya diterbitkan oleh Bank Taiwan, telah dikeluarkan oleh Bank Sentral Republik Tiongkok sejak tahun 2000. Kode resmi ISO 4217 Dolar Baru Taiwan adalah TWD (NTD atau NT$).", "question_text": "apakah nama mata uang Taiwan ?", "answers": [{"text": "New Taiwan Dollar", "start_byte": 20, "limit_byte": 37}]} {"id": "-6731583187313762745-16", "language": "indonesian", "document_title": "Fahmy Arief", "passage_text": "Tepat pada hari ulang tahunnya yang ke-48, ia pun dikukuhkan sebagai guru besar dalam ilmu balaghah pada Rapat Senat Terbuka IAIN Antasari Banjarmasin, yang dipimpin oleh Rektor IAIN Antasari Banjarmasin, Prof. Dr. H. Kamrani Buseri, M.A. Pidato pengukuhan ia sampaikan dalam bahasa Arab dengan judul Isti’mal al-Majaz fi al-Lughah al-‘Arabiyyah.", "question_text": "Kapan Prof. Dr. H. A. Fahmy Arief dilantik menjadi guru besar Ulumul Quran IAIN?", "answers": [{"text": "Tepat pada hari ulang tahunnya yang ke-48", "start_byte": 0, "limit_byte": 41}]} {"id": "-5267706546355086668-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Deli", "passage_text": "Dalik mendirikan Kesultanan Deli yang masih di bawah Kesultanan Aceh pada tahun 1632. Setelah Dalik meninggal pada tahun 1653, putranya Tuanku Panglima Perunggit mengambil alih kekuasaan dan pada tahun 1669 mengumumkan memisahkan kerajaannya dari Aceh. Ibu kotanya berada di Labuhan, kira-kira 20km dari Medan.", "question_text": "siapakah penerus Tuanku Panglima Gocah Pahlawan?", "answers": [{"text": "Tuanku Panglima Perunggit", "start_byte": 136, "limit_byte": 161}]} {"id": "6940774228238545779-0", "language": "indonesian", "document_title": "Riau", "passage_text": "\n\n\nRiau (Jawi: رياو) adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di bagian tengah pulau Sumatera. Provinsi ini terletak di bagian tengah pantai timur Pulau Sumatera, yaitu di sepanjang pesisir Selat Melaka. Hingga tahun 2004, provinsi ini juga meliputi Kepulauan Riau, sekelompok besar pulau-pulau kecil (pulau-pulau utamanya antara lain Pulau Batam dan Pulau Bintan) yang terletak di sebelah timur Sumatera dan sebelah selatan Singapura. Kepulauan ini dimekarkan menjadi provinsi tersendiri pada Juli 2004. Ibu kota dan kota terbesar Riau adalah Pekanbaru. Kota besar lainnya antara lain Dumai, Selatpanjang, Bagansiapiapi, Bengkalis, Bangkinang, Tembilahan, dan Rengat.", "question_text": "Apakah ibukota Riau ?", "answers": [{"text": "Pekanbaru", "start_byte": 557, "limit_byte": 566}]} {"id": "6474530700322244033-2", "language": "indonesian", "document_title": "Christiaan Snouck Hurgronje", "passage_text": "Lahir di Oosterhout pada tahun 1857, ia menjadi mahasiswa teologi di Universitas Leiden pada tahun 1874. Ia menerima gelar doktor di Leiden pada tahun 1880 dengan disertasinya 'Het Mekkaansche feest' (\"Perayaan Mekah\"). Ia menjadi profesor di Sekolah Pegawai Kolonial Sipil Leiden pada 1881.", "question_text": "Dimana Christiaan Snouck Hurgronje lahir ?", "answers": [{"text": "Oosterhout", "start_byte": 9, "limit_byte": 19}]} {"id": "785019710688568645-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Kapankah manga mulai berkembang di Jepang ?", "answers": [{"text": "abad ke-19", "start_byte": 266, "limit_byte": 276}]} {"id": "-8706727276289232488-0", "language": "indonesian", "document_title": "Helianti Helman", "passage_text": "Helianti Hilman lahir pada 9 Maret 1971 di Jember, Jawa Timur adalah seseorang Social Enterprenuer yang menjadi pelopor pemberdayaan para petani di Javara Academy atau Sekolah Seniman Pangan dari 2008 hingga sekarang. Seorang yang memiliki latarbelakang pendidikan Sarjana Hukum Internasional lulusan Universitas Padjadjaran, Bandung dan Master Hukum Hak Kekayaan Intelektual Kings College lulusan University of London.[1]", "question_text": "apakah pendidikan terakhir Helianti Hilman?", "answers": [{"text": "Master", "start_byte": 338, "limit_byte": 344}]} {"id": "-3209390132663785723-2", "language": "indonesian", "document_title": "Yahoo! Koprol", "passage_text": "Pada bulan Juli 2008, berawal dari web 2.0 biasa, Koprol kemudian dikembangkan oleh tim Koprol menjadi sesuatu yang lain. Ada pun tim Koprol yang dimaksud adalah Satya Witoelar sebagai desain dan komunitas, Fajar Budiprasetyo sebagai Production Director, dan Daniel Armanto sebagai Engineering manager.\nAwalnya proyek jejaring sosial ini hanyalah proyek iseng yang digarap oleh ketiga orang tersebut. Tanpa disangka, sambutan yang diberikan oleh masyarakat sangat hebat. Ini dapat dilihat dari jumlah pengguna Koprol yang mencapai kurang lebih 80.000 orang setelah satu setengah tahun lahirnya Koprol. Ini juga mengagetkan SkyEight yang merupakan perusahaan pengembang perangkat lunak, di mana Satya Witoelar, Fajar Budiprasetyo, dan Daniel Armanto turut bergabung.\nAkhirnya pada Februari 2009 Koprol pun diluncurkan oleh PT SkyEight Indonesia. Ide untuk Koprol ini sendiri merupakan konsep gabungan dari berbagai situs jejaring sosial yang sedang marak seperti lifestream model seperti Twitter, sistem komentar seperti Plurk, dan sistem lokasi layaknya Brightkite. Koprol menggunakan spesifikasi teknologi ubuntu 8.04, apache2, passenger 2.2.1, Ruby Enterprise Edition 20090421, rails 2.3.2, dan MySQL 5 pada server nya. Bentuknya seperti mikroblog yang sedang marak belakangan ini. Mikroblog secara singkat adalah bentuk blog sederhana yang memungkinkan bagi pengguna internet yang sedang bepergian untuk tetap dapat menuliskan teks pembaharuan singkat yang biasanya kurang dari 200 karakter dan mempublikasikannya.", "question_text": "Kapan Yahoo! Koprol mulai digunakan di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Februari 2009", "start_byte": 780, "limit_byte": 793}]} {"id": "-6164249326358623286-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lemak", "passage_text": "Lemak (English: fat) merujuk pada sekelompok besar molekul-molekul alam yang terdiri atas unsur-unsur karbon, hidrogen, dan oksigen meliputi asam lemak, malam, sterol, vitamin-vitamin yang larut di dalam lemak (contohnya A, D, E, dan K), monogliserida, digliserida, fosfolipid, glikolipid, terpenoid (termasuk di dalamnya getah dan steroid) dan lain-lain.", "question_text": "Apakah kandungan molekul yang terdapat dalam lemak ?", "answers": [{"text": "unsur-unsur karbon, hidrogen, dan oksigen meliputi asam lemak, malam, sterol, vitamin-vitamin yang larut di dalam lemak (contohnya A, D, E, dan K), monogliserida, digliserida, fosfolipid, glikolipid, terpenoid (termasuk di dalamnya getah dan steroid) dan lain-lain", "start_byte": 90, "limit_byte": 354}]} {"id": "4420312572012134184-2", "language": "indonesian", "document_title": "Mesin ketik", "passage_text": "Penemuan mesin ketik diawali pada tahun 1714, saat Henry Mill memperoleh hak paten karena menciptakan sebuah mesin yang menyerupai mesin ketik. Di samping itu muncul pula penemuan kertas karbon oleh Pellegrino Turri yang merupakan salah satu cikal bakal dari komponen mesin ketik. Pada tahun 1829, William Justin Burt menciptakan sebuah mesin yang disebut “typowriter”, yang dikenal sebagai mesin ketik pertama. Walaupun demikian, mesin ini bekerja lebih lama daripada menulis dengan menggunakan tangan, sehingga Burt tidak dapat menemukan seorang pembeli atau pihak perusahaan yang mau membeli hak paten tersebut. Hal ini menyebabkan mesin itu tidak dapat diproduksi untuk komersil. Mesin ketik ini digunakan dengan cara putaran, bukan tombol-tombol untuk memilih karakter, sehingga disebut “index typewriter”, bukan “keyboard typewriter”.", "question_text": "Kapan mesin tik pertama kali ditemukan ?", "answers": [{"text": "1829", "start_byte": 292, "limit_byte": 296}]} {"id": "-6971573731874286386-1", "language": "indonesian", "document_title": "Jacques Lacan", "passage_text": "Jacques Lacan lahir di Prancis pada 13 April 1901 dari orang tua bernama Alfred dan Emilee Baudry Lacan, pasangan dari kelas borjuis.[1][2] Lacan dididik secara Yesuit dan bersekolah di sekolah bergengsi, Kolese Stanislas, di Paris.[1] Setelah menyelesaikan kuliahnya di bidang farmasi, ia belajar di bawah bimbingan Gaetan Gatian de Clerambault dalam bidang Psikiatri, khusunya mental automatism yang di kemudian hari disebut oleh Lacan sebagai satu-satunya pakar psikiatri.[1] Pada tahun 1928-1929, Lacan belajar di Infirmerie Speciale pres de la Prefercture de Police dan menerima gelar diploma dalam bidang medis, seletah ia bekerja di Rumah Sakit Henri Rouselle dari 1929-1931.[1] Kemudian pada tahun 1932, setelah dua tahun di klinik Santa Anna, Lacan menerima gelar doktoral dalam bidang psikiatri.[1] Tesisnya berjudul De la psychose paranoïaque dans ses rapports aves la personalité.[1] Pada tahun 1933 Lacan menerbitkan sebuah artikel dalam jurnal surealisme Le minotaure, bahkan ia menerbitkan sebuah puisi yang benar-benar bergaya surealis dan imaginer.[1]", "question_text": "siapakah orang tua Jacques Lacan?", "answers": [{"text": "Alfred dan Emilee Baudry Lacan", "start_byte": 73, "limit_byte": 103}]} {"id": "-8218259549444581288-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biokimia", "passage_text": "\nBiokimia adalah kimia makhluk hidup. Biokimiawan mempelajari molekul dan reaksi kimia terkatalisis oleh enzim yang berlangsung dalam semua organisme. Lihat artikel biologi molekular untuk diagram dan deskripsi hubungan antara biokimia, biologi molekular, dan genetika.", "question_text": "Apa itu Biokimia?", "answers": [{"text": "kimia makhluk hidup", "start_byte": 17, "limit_byte": 36}]} {"id": "-321238173998537623-0", "language": "indonesian", "document_title": "Investasi ekuitas", "passage_text": "\nInvestasi ekuitas umumnya berhubungan dengan pembelian dan penyimpanan saham modal pada suatu pasar modal oleh investor, baik perorangan (individu) maupun perusahaan (institusi) dalam mengantisipasi pendapatan dari deviden dan keuntungan modal sebagaimana nilai saham tersebut yang meningkat. Hal tersebut juga terkadang berkaitan dengan akuisisi saham (kepemilikan) dengan turut serta dalam suatu perusahaan swasta (tidak tercatat di bursa) atau perusahaan baru ( suatu perusahaan sedang dibuat atau baru dibuat). Ketika investasi dilakukan pada perusahaan yang baru, hal itu disebut sebagai investasi modal ventura dan pada umumnya dipahami mempunyai risiko yang lebih besar dari investasi yang dilakukan pada situasi-situasi dimana saham tersebut tercatat di bursa.\n", "question_text": "Apa definisi dari Investasi ekuitas?", "answers": [{"text": "pembelian dan penyimpanan saham modal pada suatu pasar modal oleh investor, baik perorangan (individu) maupun perusahaan (institusi) dalam mengantisipasi pendapatan dari deviden dan keuntungan modal sebagaimana nilai saham tersebut yang meningkat", "start_byte": 46, "limit_byte": 292}]} {"id": "-1285611678411265603-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transformers", "passage_text": "Transformers adalah sebuah waralaba media populer tentang Mecharobo alien fiksi ciptaan Takara.corp.[1] Mereka berasal dari planet Saibertron, dan mempunyai dua grup utama. Pertama adalah grup heroik Autobots yang dipimpin oleh Optimus Prime/Rodimus Prime dan grup penjahat Decepticons yang dipimpin oleh Megatron/Galvatron. Mereka semua memiliki kemampuan untuk berubah dan menyesuaikan bentuk tubuh mereka dengan beragam model benda-benda yang ada di Bumi, seperti kendaraan darat, pesawat terbang, hewan, dan alat-alat elektronik modern (contohnya handphone dan CD player). Karena itu pula, mereka dapat mengubah massa berat tubuh mereka sendiri (seperti membesar atau mengecil), atau beberapa hal lain seperti bergabung menjadi satu dengan robot yang lain. Semboyan Transformers yang paling terkenal adalah: More Than Meets the Eye dan Robots in Disguise. Semua seri dan franchise Transformers yang ada saat ini merupakan sekuel yang berbasis dari versi original tahun 1984 yang disesuaikan dengan perkembangan zaman.", "question_text": "siapakah yang menciptakan serial Transformers?", "answers": [{"text": "Takara.corp", "start_byte": 88, "limit_byte": 99}]} {"id": "4792005496404959852-2", "language": "indonesian", "document_title": "Summly", "passage_text": "\nHambatan dalam mencari sumber informasi yang tepat dengan topik yang diinginkan merupakan salah satu alasan mengapa Nick D'Aloisio mencoba membuat aplikasi ini. Ide membuat aplikasi Summyl berawal saat Nick D’Aloisio ingin mencari materi untuk ujian mata pelajaran Sejarah pada bulan April 2011. Dia kesulitan untuk mencari artikel yang cocok dengan materi yang ia inginkan. Nick D’Aloisio merasa bahwa dia terlalu banyak menghabiskan waktu untuk mencari informasi yang tidak dibutuhkan. Mulai dari situlah, ia mencoba mempelajari pemrosesan bahasa alami dan terjemahan mesin. Lalu timbul ide untuk membuat sebuah aplikasi yang dapat menghasilkan ringkasan sebuah artikel dan memudahkan pengguna untuk menemukan artikel yang cocok dengan pencarian yang diinginkan.", "question_text": "Siapa yang merancang Summly ?", "answers": [{"text": "Nick D'Aloisio", "start_byte": 117, "limit_byte": 131}]} {"id": "-6713480572688856757-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Aram", "passage_text": "Bahasa Aram adalah bahasa Semitik dengan sejarah selama 3.000 tahun. Bahasa ini pernah menjadi bahasa pemerintahan berbagai kekaisaran serta bahasa untuk kegiatan upacara kegamaan. Bahasa Aram adalah bahasa asli sebagian besar Kitab Daniel dan Ezra dalam Alkitab, dan merupakan bahasa utama yang dipakai dalam kitab Talmud. Bahasa ini juga merupakan bahasa ibu Yesus Kristus (lihat Bahasa Aram Yesus).[1] Aram Modern kini dituturkan sebagai bahasa pertama bagi banyak komunitas yang terpencar, terutama oleh bangsa Asiria dan Chaldea. Bahasa ini dianggap sebagai bahasa yang terancam.", "question_text": "Apa itu bahasa Aram?", "answers": [{"text": "bahasa Semitik dengan sejarah selama 3.000 tahun", "start_byte": 19, "limit_byte": 67}]} {"id": "-1089837965273714892-0", "language": "indonesian", "document_title": "Burj Khalifa", "passage_text": "Burj Khalifa (bahasa Arab برج خليفة yang berarti 'Menara Khalifa'), sebelumnya bernama Burj Dubai, adalah sebuah pencakar langit di Dubai, Uni Emirat Arab yang diresmikan pembukaannya pada 4 Januari 2010. Ketinggian pencakar langit ini adalah 828 meter (2.717 kaki).[3]", "question_text": "Dimana lokasi Burj Khalifa?", "answers": [{"text": "Dubai, Uni Emirat Arab", "start_byte": 140, "limit_byte": 162}]} {"id": "5080031597125959562-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geomorfologi", "passage_text": "Geomorfologi merupakan sebuah ilmu yang mempelajari tentang bentuk alam dan proses yang membentuknya. Para ahli geomorfologi mencoba untuk memahami kenapa sebuah bentang alam terlihat seperti itu, untuk memahami sejarah dan dinamika bentang alam, dan memprediksikan perubahan pada masa depan dengan menggunakan kombinasi pengamatan lapangan, percobaan dan modeling. Geomorfologi dipejari di geografi, geologi, geodesi, archaeology, dan teknik kebumian.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan keadaan geomorfologis ?", "answers": [{"text": "sebuah ilmu yang mempelajari tentang bentuk alam dan proses yang membentuknya", "start_byte": 23, "limit_byte": 100}]} {"id": "-994003850180171689-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kerajaan Thai", "passage_text": "\n\nAsal mula Thailand secara tradisional dikaitkan dengan sebuah kerajaan yang berumur pendek, Kerajaan Sukhothai yang didirikan pada tahun 1238. Kerajaan ini kemudian diteruskan Kerajaan Ayutthaya yang didirikan pada pertengahan abad ke-14 dan berukuran lebih besar dibandingkan Sukhothai. Kebudayaan Thailand dipengaruhi dengan kuat oleh Tiongkok dan India. Hubungan dengan beberapa negara besar Eropa dimulai pada abad ke-16 namun meskipun mengalami tekanan yang kuat, Thailand tetap bertahan sebagai satu-satunya negara di Asia Tenggara yang tidak pernah dijajah oleh negara Eropa, meski pengaruh Barat, termasuk ancaman kekerasan, mengakibatkan berbagai perubahan pada abad ke-19 dan diberikannya banyak kelonggaran bagi pedagang-pedagang Britania.", "question_text": "kapankah kerajaan Thailand pertama kali didirikan?", "answers": [{"text": "1238", "start_byte": 139, "limit_byte": 143}]} {"id": "1149819395795586192-3", "language": "indonesian", "document_title": "Pembangkit listrik tenaga nuklir", "passage_text": "Reaktor nuklir yang pertama kali membangkitkan listrik adalah stasiun pembangkit percobaan EBR-I pada 20 Desember 1951 di dekat Arco, Idaho, Amerika Serikat. Pada 27 Juni 1954, PLTN pertama dunia yang menghasilkan listrik untuk jaringan listrik (power grid) mulai beroperasi di Obninsk, Uni Soviet . PLTN skala komersiil pertama adalah Calder Hall di Inggris yang dibuka pada 17 Oktober 1956 .", "question_text": "Di manakah letak pembangkit listrik nuklir pertama di dunia?", "answers": [{"text": "Obninsk, Uni Soviet", "start_byte": 278, "limit_byte": 297}]} {"id": "884527969085991422-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Kekristenan sudah ada di Indonesia dan menurut catatan ensiklopedia dicatat jelas keberadaannya pada abad ke-10 dan ke-11.[1][2] Menurut sensus penduduk tahun 2010, 6,96% dari penduduk Indonesia adalah Protestan dan 2.91% beragama Katolik.[3]", "question_text": "kapankah agama kristen masuk ke negara indonesia?", "answers": [{"text": "abad ke-10", "start_byte": 101, "limit_byte": 111}]} {"id": "2733634159006827929-13", "language": "indonesian", "document_title": "Henri Rivière", "passage_text": "Jenazah Rivière dibawa kembali ke Hanoi, di mana sebuah upacara pemakaman konon dilaksanakan untuk mereka oleh Paul-François Puginier, vikaris apostolik Perancis Tonkin Barat. Sepuluh tahun sebelumnya, Puginier melakukan prosesi serupa dengan jasad Francis Garnier, yang meninggal dalam kondisi yang sangat mirip. Jasadnya kemudian dikembalikan ke Perancis atas permintaan keluarga Rivière. Mereka akhirnya dimakamkan di Cimetière de Montmartre, Paris.[5]", "question_text": "Dimana Henri Laurent Rivière meninggal?", "answers": [{"text": "Hanoi", "start_byte": 35, "limit_byte": 40}]} {"id": "-5825442125135291719-0", "language": "indonesian", "document_title": "Potret (grup musik)", "passage_text": "Potret merupakan sebuah grup musik asal Indonesia yang berdomisli di Jakarta. Grup musik ini dibentuk pada tahun 1995. Anggotanya berjumlah 5 orang yaitu Melly Goeslaw (vokal), Anto Hoed (bass), Aksan Sjuman (drum), Nikita Dompas (gitar) dan Merry Kasiman (keyboard,piano).", "question_text": "Siapakah yang membentuk grup Potret?", "answers": [{"text": "Melly Goeslaw (vokal), Anto Hoed (bass), Aksan Sjuman (drum), Nikita Dompas (gitar) dan Merry Kasiman (keyboard,piano)", "start_byte": 154, "limit_byte": 272}]} {"id": "4389569867324132247-0", "language": "indonesian", "document_title": "Biola", "passage_text": "Biola adalah sebuah alat musik dawai yang dimainkan dengan cara digesek. Biola memiliki empat senar (G-D-A-E) yang disetel berbeda satu sama lain dengan interval sempurna kelima. Nada yang paling rendah adalah G. Di antara keluarga biola, yaitu dengan biola alto, cello dan double bass atau kontra bass, biola memiliki nada yang tertinggi. Alat musik dawai yang lainnya, bas, secara teknis masuk ke dalam keluarga viol. Kertas musik untuk biola hampir selalu menggunakan atau ditulis pada kunci G.", "question_text": "Apa saja string pada biola?", "answers": [{"text": "G-D-A-E", "start_byte": 101, "limit_byte": 108}]} {"id": "7448180275472434321-2", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Besar Tiongkok", "passage_text": "\nTembok Besar Tiongkok tidak panjang terus menerus, tetapi merupakan kumpulan tembok-tembok pendek yang mengikuti bentuk pegunungan Tiongkok utara.[6] Pada tanggal 18 April 2009[7], setelah investigasi secara akurat oleh pemerintah Republik Rakyat Tiongkok, diumumkan bahwa tembok raksasa yang dikonstruksikan pada periode Dinasti Ming panjangnya adalah 8.851km.[6]", "question_text": "dinasti apa kah yang membangun Tembok Raksasa Tiongkok?", "answers": [{"text": "Ming", "start_byte": 331, "limit_byte": 335}]} {"id": "-422720651659761666-1", "language": "indonesian", "document_title": "Musik gospel", "passage_text": "Musik gospel diduga pertama kali muncul dari gereja-gereja Afrika-Amerika dalam kuartal pertama dari abad ke-20, atau dalam pengertian yang lebih luas, merujuk kepada musik gospel kulit hitam maupun musik religius yang diciptakan dan dinyanyikan oleh para artis Gospel Selatan kulit putih pada umumnya. Perbedaan yang tajam antara Amerika yang berkulit hitam dan putih, khususnya antara gereja-gereja warga kulit hitam dan putih, menyebabkan kedua golongan ini terpisah. Meskipun perbedaannya telah berkurang sedikit selama lima puluh tahun terakhir, kedua tradisi ini masih berbeda. Dalam kedua tradisi ini, sejumlah penyanyi, seperti misalnya Mahalia Jackson membatasi dirinya untuk tampil hanya dalam konteks-konteks keagamaan saja, sementar ayang lainnya seperti Sister Rosetta Tharpe, Golden Gate Quartet dan Clara Ward, juga membawakan musik gospel dalam lingkup sekuler, bahkan juga di klab-klab malam. Banyak penyanyi, seperti misalnya The Jordanaires, The Blackwood Brothers, Al Green, dan Solomon Burke pernah tampil membawakan musik sekuler dan maupun keagamaan. Penyanyi-penyanyi seperti ini biasa menyisipkan lagu-lagu gospel dalam pertunjukan-pertunjukan sekuler mereka, meskipun yang kebalikannya hampir tak pernah terjadi.", "question_text": "Darimanakah Musik Gospel berasal?", "answers": [{"text": "gereja-gereja Afrika-Amerika", "start_byte": 45, "limit_byte": 73}]} {"id": "3182234409221884165-0", "language": "indonesian", "document_title": "Transformers", "passage_text": "Transformers adalah sebuah waralaba media populer tentang Mecharobo alien fiksi ciptaan Takara.corp.[1] Mereka berasal dari planet Saibertron, dan mempunyai dua grup utama. Pertama adalah grup heroik Autobots yang dipimpin oleh Optimus Prime/Rodimus Prime dan grup penjahat Decepticons yang dipimpin oleh Megatron/Galvatron. Mereka semua memiliki kemampuan untuk berubah dan menyesuaikan bentuk tubuh mereka dengan beragam model benda-benda yang ada di Bumi, seperti kendaraan darat, pesawat terbang, hewan, dan alat-alat elektronik modern (contohnya handphone dan CD player). Karena itu pula, mereka dapat mengubah massa berat tubuh mereka sendiri (seperti membesar atau mengecil), atau beberapa hal lain seperti bergabung menjadi satu dengan robot yang lain. Semboyan Transformers yang paling terkenal adalah: More Than Meets the Eye dan Robots in Disguise. Semua seri dan franchise Transformers yang ada saat ini merupakan sekuel yang berbasis dari versi original tahun 1984 yang disesuaikan dengan perkembangan zaman.", "question_text": "siapakah pencipta serial Transformers?", "answers": [{"text": "Takara.corp", "start_byte": 88, "limit_byte": 99}]} {"id": "516175917617018132-0", "language": "indonesian", "document_title": "Wangsa Wettin", "passage_text": "\nWangsa Wettin adalah dinasti bangsawan yang selama lebih dari 800 tahun pernah menguasai dan memerintah wilayah yang sekarang menjadi negara bagian Sachsen, Jerman. Anggota dari wangsa ini juga selama beberapa waktu juga pernah menjadi penguasa Polandia. Jika dirunut lebih jauh, keturunan wangsa Wettin pada masa-masa yang berbeda pernah menduduki takhta Britania Raya, Portugal, Bulgaria, Polandia, Sachsen, dan Belgia. Dari semua negara-negara ini, hanya keturunan di Britania (dari cabang Sachsen-Coburg-Gotha, sekarang dikenal sebagai wangsa Windsor) dan Belgia yang masih bertahan di tahta mereka dewasa ini.", "question_text": "Siapa yang dimaksud Wangsa Wettin ?", "answers": [{"text": "dinasti bangsawan yang selama lebih dari 800 tahun pernah menguasai dan memerintah wilayah yang sekarang menjadi negara bagian Sachsen, Jerman", "start_byte": 22, "limit_byte": 164}]} {"id": "-1359789281805040669-1", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sanskerta", "passage_text": "Bahasa Sanskerta merupakan sebuah bahasa klasik India, sebuah bahasa liturgis dalam agama Hindu, Buddhisme, dan Jainisme dan salah satu dari 23 bahasa resmi India. Bahasa ini juga memiliki status yang sama di Nepal.", "question_text": "Dari mana bahasa Sanskerta berasal ?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 48, "limit_byte": 53}]} {"id": "256235762591414239-8", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi", "passage_text": "Pada masa awal perkembangannya, televisi menggunakan gabungan teknologi optik, mekanik, dan elektronik untuk merekam, menampilkan, dan menyiarkan gambar visual. Bagaimanapun, pada akhir 1920-an, sistem pertelevisian yang hanya menggunakan teknologi optik dan elektronik saja telah dikembangkan, di mana semua sistem televisi modern menerapkan teknologi ini. Walaupun sistem mekanik akhirnya tidak lagi digunakan, pengetahuan yang didapat dari pengembangan sistem elektromekanis sangatlah penting dalam pengembangan sistem televisi elektronik penuh.", "question_text": "Kapan Televisi ditemukan ?", "answers": [{"text": "akhir 1920-an", "start_byte": 180, "limit_byte": 193}]} {"id": "-8883093741138690805-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Katolik Roma", "passage_text": "\nGereja Katolik, yang secara luas sering juga disebut Gereja Katolik Roma,[note 1] adalah Gereja Kristen terbesar di dunia, dan diperkirakan memiliki 1,3 milyar jemaat, yakni kira-kira setengah dari seluruh umat Kristiani[note 2] dan seperenam dari populasi dunia. Gereja Katolik adalah sebuah komuni (persekutuan) dari Gereja Katolik Ritus Barat (Gereja Katolik Roma) dan 23Gereja Katolik Timur, yang membentuk 2.795keuskupan pada 2008. Ke-24 Gereja-Gereja ini disebut sebagai gereja-gereja partikular). Gereja Partikular dengan jumlah umat terbesar dalam Gereja Katolik adalah Gereja Katolik Ritus Barat/Ritus Latin/Gereja Katolik Roma. Gereja Partikular dengan jumlah umat ke-2 terbesar dalam Gereja Katolik adalah Gereja Katolik-Yunani Ukraina.", "question_text": "dimanakah letak Gereja Katolik tertua di dunia?", "answers": [{"text": "Gereja Katolik Roma", "start_byte": 54, "limit_byte": 73}]} {"id": "1720894327403765266-0", "language": "indonesian", "document_title": "Lek Albania", "passage_text": "\nLek Albania atau dalam bahasa Albania Lekë adalah mata uang resmi Albania yang setiap satuannya dibagi menjadi 100 qindarka. Mata uang ini pertama kali dipakai sejak tahun 1912 berasal dari Mata uang Ottoman. Nama lek berasal dari Alexander the Great. Nama qindarkë berasal dari Albania qind (seratus).", "question_text": "Apakah mata uang Albania ?", "answers": [{"text": "Lek Albania", "start_byte": 1, "limit_byte": 12}]} {"id": "-6873215983719820527-1", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Semenanjung Kerch", "passage_text": "Pertempuran Semenanjung Kerch (German: Unternehmen Trappenjagd) (Russian Керченско-Феодосийская десантная операция (Kerchensko-Feodosiyskaya desantnaya operatsiya, 'operasi pendaratan Kerch-Feodosiya') adalah sebuah serangan Perang Dunia II yang dilakukan oleh angkatan darat Jerman dan Rumania melawan pasukan Front Krimea Soviet dalam mempertahankan Semenanjung Kerch, di bagian timur Krimea. Serangan tersebut diluncurkan pada 8 Mei 1942 dan berlangsung pada sekitar tanggal 18 Mei 1942 dengan hampir seluruh pasukan pertahanan Soviet hancur. Tentara Merah kehilangan lebih dari 170,000 pria yang tewas atau dijadikan tahanan, dan tiga angkatan darat (ke-44, ke-47, dan ke-51) dengan dua puluh satu divisi.[3] Operasi tersebut merupakan salah satu pertempuran yang terjadi sebelum serangan musim panas yang dilakukan oleh Jerman", "question_text": "Kapan Pertempuran Semenanjung Kerch terjadi ?", "answers": [{"text": "18 Mei 1942", "start_byte": 516, "limit_byte": 527}]} {"id": "4444368475704123356-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (Ottoman Turkish: دولت عليه عثمانیه‎ Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye;[6] sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kesultanan Turki atau Turki saja; (sering pula disebut Kekaisaran Ottoman yang diambil dari ejaan Barat) adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.[7] Setelah 1354, Utsmaniyah melintasi Eropa dan memulai penaklukkan Balkan, mengubah negara Utsmaniyah yang hanya berupa kadipaten kecil menjadi negara lintas benua. Utsmani mengakhiri riwayat Kekaisaran Romawi Timur seiring penaklukan Konstantinopel oleh Mehmed II tahun 1453.[8][9][10]\n\nSepanjang abad ke-16 dan 17, tepatnya pada puncak kekuasaannya di bawah pemerintahan Suleiman Al-Qanuni, Kesultanan Utsmaniyah adalah salah satu negara terkuat di dunia, imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Tenggara, Asia Barat/Kaukasus, Afrika Utara, dan Tanduk Afrika.[11]", "question_text": "Siapa pemimpin pertama dinasti Utsmaniyah ?", "answers": [{"text": "Osman Bey", "start_byte": 563, "limit_byte": 572}]} {"id": "-5280195869378860786-1", "language": "indonesian", "document_title": "Adobe Illustrator", "passage_text": "Adobe Illustrator pertama kali dikembangkan oleh Adobe Inc pada bulan Desember 1986 (pengiriman pada bulan Januari 1987) sebagai komersialisasi di rumah Adobe huruf pengembangan perangkat lunak dan PostScript format file. Adobe Illustrator adalah produk pendamping dari Adobe Photoshop . Photoshop adalah terutama diarahkan foto digital manipulasi dan fotorealistik gaya ilustrasi komputer , sementara Illustrator memberikan hasil dalam typesetting dan logo daerah grafik desain . Iklan majalah (ditampilkan di majalah desain grafis perdagangan seperti Komunikasi Seni ) produk itu disebut sebagai \"Adobe Illustrator\". Illustrator 88, nama produk untuk versi 1.7,[1][2] dirilis pada tahun 1988 dan memperkenalkan alat-alat baru dan fitur. Pada 2011, Adobe Illustrator '88 format file yang digunakan dalam MATLAB bahasa pemrograman sebagai pilihan untuk menyimpan angka.", "question_text": "Kapan Adobe Illustrator dirilis?", "answers": [{"text": "1988", "start_byte": 689, "limit_byte": 693}]} {"id": "-5632055481553674361-0", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Demokrasi Indonesia", "passage_text": "\nPartai Demokrasi Indonesia (PDI) adalah salah satu partai politik di Indonesia yang pernah menjadi kontestan Pemilu. PDI didirikan pada tanggal 10 Januari 1973, merupakan fusi (penggabungan) dari beberapa partai yaitu Partai Nasional Indonesia (PNI), Partai Musyawarah Rakyat Banyak (Partai Murba), Ikatan Pendukung Kemerdekaan Indonesia (IPKI) dan juga dua partai keagamaan Partai Kristen Indonesia (Parkindo) dan Partai Katolik.", "question_text": "Kapan PDI berdiri ?", "answers": [{"text": "10 Januari 1973", "start_byte": 145, "limit_byte": 160}]} {"id": "-2057693958304330445-10", "language": "indonesian", "document_title": "Alfa Romeo di Formula Satu", "passage_text": "Pada tahun 1988, musim mesin turbo terakhir, Alfa mendapatkan publikasi negatif yang dibuat oleh mobil dari Enzo Osella, sehingga pabrikan yang berbasis di Milan tersebut melarang penggunaan namanya yang dikaitkan dengan mesin kendaraan Osella. Mesin 1988 secara sederhana dinamakan dengan \"Osella V8\". Pada akhir musim tersebut, hubungan mereka berakhir, mengakhiri keterlibatan Alfa Romeo di Formula Satu.", "question_text": "Dimana letak pabrik Italia Alfa Romeo?", "answers": [{"text": "Milan", "start_byte": 156, "limit_byte": 161}]} {"id": "1653071915836980811-1", "language": "indonesian", "document_title": "Nitrogen", "passage_text": "Nitrogen adalah anggota paling ringan dari golongan 15 tabel periodik, seringkali disebut pniktogen. Nama tersebut berasal dari bahasa Yuniani πνίγειν \"tersedak\", merujuk langsung kepada sifat asfiksiasi nitrogen. Nitrogen adalah unsur umum dalam alam semesta, diperkirakan berada pada urutan ke-7 total kelimpahan dalam galaksi Bima Sakti dan Tata Surya. Pada suhu dan tekanan standar, dua atom unsur ini berikatan membentuk dinitrogen, suatu gas diatomik yang tak berwarna dan tak berbau, dengan rumus kimia N2. Dinitrogen membentuk sekitar 78% atmosfer bumi, membuatnya sebagai unsur mandiri yang paling melimpah. Nitrogen terdapat dalam semua organisme, terutama dalam asam amino (dan juga protein tentunya), dalam asam nukleat (DNA dan RNA) serta dalam molekul pemindah energi adenosin trifosfat (ATP). Tubuh manusia mengandung sekitar 3% nitrogen (berdasarkan massa), dan merupakan unsur paling melimpah ke-4 di dalam tubuh setelah oksigen, karbon, dan hidrogen. Siklus nitrogen menjelaskan pergerakan unsur dari udara, memasuki biosfer dan senyawa organik, kemudian kembali ke atmosfer.", "question_text": "apa lambang nitrogen dalam tabel periodik?", "answers": [{"text": "N2", "start_byte": 517, "limit_byte": 519}]} {"id": "-2211395192622282484-3", "language": "indonesian", "document_title": "Turbo (grup musik)", "passage_text": "Mereka meluncurkan album pertama mereka pada bulan Agustus 1995, berjudul \"280 km/h speed\". Tampil dengan nama grup dan judul album mereka, Turbo mengambil dunia tarian dengan cepat yang memulai debutnya dengan lagu \"나 어릴적 꿈\" (My Childhood Dream). Kematian yang terlalu dini dari anggota Deux Kim Sung Jae yang terjadi satu bulan setelah debut Turbo, membuat Turbo menjadi pewaris bagi raja tarian korea. Dilanjutkan dengan lagu-lagu berikutnya seperti \"검은 고양이\" (Black Cat) dan \"선택\" (Choices), Turbo diberi label sebagai \"anak-anak menakutkan (yang menampilkan) musik tari\" karena popularitasnya meningkat begitu cepat.", "question_text": "Apakah karya pertama dari Turbo ?", "answers": [{"text": "280 km/h speed", "start_byte": 75, "limit_byte": 89}]} {"id": "-3512743286956544404-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vegetasi", "passage_text": "\n\n\nVegetasi (dari bahasa Inggris: vegetation) dalam ekologi adalah istilah untuk keseluruhan komunitas tetumbuhan di suatu tempat tertentu, mencakup baik perpaduan komunal dari jenis-jenis flora penyusunnya maupun tutupan lahan (ground cover) yang dibentuknya[1]. Vegetasi merupakan bagian hidup yang tersusun dari tetumbuhan yang menempati suatu ekosistem, atau, dalam area yang lebih sempit, relung ekologis. Beraneka tipe hutan, kebun, padang rumput, dan tundra merupakan contoh-contoh vegetasi.", "question_text": "dari manakah asal kata vegetasi ?", "answers": [{"text": "bahasa Inggris", "start_byte": 18, "limit_byte": 32}]} {"id": "7767927774068324243-6", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Agung Jawa Tengah", "passage_text": "MAJT diresmikan pada tanggal 14 November 2006 oleh Presiden RI Susilo Bambang Yudoyono. Masjid dengan luas areal tanah 10 Hektar dan luas bangunan induk untuk salat 7.669 meter persegi secara keseluruhan pembangunan Masjid ini menelan biaya sebesar Rp 198.692.340.000.", "question_text": "berapakah luas MASJID AGUNG SEMARANG?", "answers": [{"text": "7.669 meter persegi", "start_byte": 165, "limit_byte": 184}]} {"id": "-8718738284851677747-13", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Tionghoa", "passage_text": "Bahasa Tionghoa Lama adalah bahasa yang umum pada zaman awal dan pertengahan dinasti Zhou (abad ke-11 hingga 7 SM) - hal ini dibuktikan dengan adanya ukiran pada artifak-artifak perunggu, puisi Shijing, sejarah Shujing, dan sebagian dari Yijing (I Ching). Tugas merekonstruksi Bahasa Tionghoa Lama dimulai oleh para filologis dinasti Qing. Unsur-unsur fonetis yang ditemukan dalam kebanyakan aksara Tionghoa juga menunjukkan tanda-tanda cara baca lamanya.", "question_text": "Kapan Bahasa Tionghoa ditemukan?", "answers": [{"text": "abad ke-11 hingga 7 SM", "start_byte": 91, "limit_byte": 113}]} {"id": "-6637229229183517943-15", "language": "indonesian", "document_title": "Gempa bumi dan tsunami Samudra Hindia 2004", "passage_text": "\nEnergi yang dilepaskan di permukaan Bumi (ME, artinya potensi kerusakan seismik) oleh gempa dan tsunami Samudra Hindia 2004 diperkirakan sebesar 1,1×1017 joule,[29] atau 26 megaton TNT. Energi ini setara dengan 1.500 bom atom Hiroshima, tetapi sedikit lebih kecil daripada Tsar Bomba, senjata nuklir terbesar yang pernah diledakkan. Meski begitu, total tenaga yang dihasilkan (MW, artinya energi) oleh gempa ini adalah 4,0×1022 joule (4,0×1029 erg),[30] sebagian besar di bawah tanah. Jumlah ini 360.000 kali lebih besar daripada ME, setara dengan 9.600 gigaton ekuivalen TNT (550 juta lebih besar daripada Hiroshima) atau 370 tahun pemakaian energi di Amerika Serikat tahun 2005 (sebesar 1.08×1020 J).", "question_text": "Kapan terjadinya tsunami di Aceh ?", "answers": [{"text": "2004", "start_byte": 120, "limit_byte": 124}]} {"id": "7086135194021639986-4", "language": "indonesian", "document_title": "STAIN Sorong", "passage_text": "Dalam mengorganisasikan lembaga baru ini, para tokoh muslim tersebut sepakat membagi bidang kerja mereka dalam dua bagian, yaitu di Yayasan dan Lembaga Pendidikan. Tokoh yang dianggap representatif mengorganisir di Yayasan diserahkan kepada tokoh-tokoh masyarakat dan pengusaha, seperti di antaranya, Bapak Joko Susiloharjo, H. Alamsyah A, H. Abd. Rahman Andreas, H. Abd. Muthalib Silehu, dan H. Mukhlis. Sementara di bidang Pendidikan tetap digawangi oleh Bapak Drs. H. Noer Hasjim Gandhi dan Drs. H. Uso. Bahkan posisi Ketua STAI pertama diserahkan dan diamanahkan kepada Drs. H. Uso. Menurut, H. Noer Hasjim Gandhi, eksistensi Sekolah TInggi Ilmu Dakwah (STID) Al-Hikmah Sorong diawali menjadi cabang Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Alauddin Ambon dengan Surat Keputusan Yayasan Al-Hikmah No: 04/SK/YAH/VI/1990 tertanggal 18 Mei 1990. Pada saat itu, STID Al-Hikmah telah memiliki dua jurusan, yaitu Jurusan Bimbingan Penyuluhan Islam (BPI) dan Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam (KPI).[1]", "question_text": "Siapa rektor pertama STAIN Sorong?", "answers": [{"text": "Drs. H. Uso", "start_byte": 574, "limit_byte": 585}]} {"id": "-1796793048196142772-0", "language": "indonesian", "document_title": "James dan Lily Potter", "passage_text": "\nJames Potter adalah ayah dari Harry Potter dan suami dari Lily Evans. Berbeda dengan Lily, James adalah penyihir berdarah murni. James Potter dilahirkan pada tahun 1959 di Inggris.", "question_text": "Siapa nama orang tua Harry Potter ?", "answers": [{"text": "James Potter adalah ayah dari Harry Potter dan suami dari Lily Evans", "start_byte": 1, "limit_byte": 69}]} {"id": "-7590849865925955267-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jamie Vardy", "passage_text": "Jamie Richard Vardy (lahir dengan nama Gill; 11 January 1987) adalah pemain sepak bola Inggris yang bermain di klub Premiere League Leicester City dan tim nasional Inggris. Ia bermain sebagai striker, namun juga bisa bermain di sayap.", "question_text": "Kapan Jamie Richard Vardy lahir?", "answers": [{"text": "11 January 1987", "start_byte": 45, "limit_byte": 60}]} {"id": "-447198338258966142-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kritik sastra", "passage_text": "Kritik sastra adalah salah satu cabang ilmu sastra untuk menghakimi suatu karya sastra.[1] Selain menghakimi karya sastra, kritik sastra juga memiliki fungsi untuk mengkaji dan menafsirkan karya sastra secara lebih luas.[2] Kritik sastra biasanya dihasilkan oleh kritikus sastra.[1] Penting bagi seorang kritikus sastra untuk memiliki wawasan mengenai ilmu-ilmu lain yang berkaitan dengan karya sastra, sejarah, biografi, penciptaan karya sastra, latar belakang karya sastra, dan ilmu lain yang terkait.[1] Kritik sastra memungkinkan suatu karya dapat dianalisis, diklasifikasi dan akhirnya dinilai [1] Seorang kritikus sastra mengurai pemikiran, paham-paham, filsafat, pandangan hidup yang terdapat dalam suatu karya sastra.[1] Sebuah kritik sastra yang baik harus menyertakan alasan-alasan dan bukti-bukti baik langsung maupun tidak langsung dalam penilaiannya.[1]", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan kritikus sastra ?", "answers": [{"text": "salah satu cabang ilmu sastra untuk menghakimi suatu karya sastra", "start_byte": 21, "limit_byte": 86}]} {"id": "-426320190021448536-2", "language": "indonesian", "document_title": "Władysław I Herman", "passage_text": "Sebagai putra kedua, Władysław tidak ditakdirkan untuk takhta. Namun karena ia melarikan diri dari Polandia kakandanya Bolesław II pada tahun 1079, ia dilantik sebagai Adipati Polandia. Terjadi perbedaan pendapat apabila Władysław memainkan peran aktif di dalam rencana untuk memecat saudaranya atau apakah ia menyerahkan kekuasaan hanya karena ia adalah orang yang paling tepat, yang berada di urutan berikutnya dengan tidak adanya raja dan putranya Mieszko Bolesławowic.", "question_text": "Kapan Władysław I diberi gelar adipati ?", "answers": [{"text": "1079", "start_byte": 145, "limit_byte": 149}]} {"id": "-3933061460705524119-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ketoprak Mataram", "passage_text": "\nKetoprak Mataram (bahasa Jawa: Kethoprak Mataram) adalah sejenis seni pentas drama tradisional yang menggunakan iringan gamelan jawa yang berkembang di wilayah Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan sebagian Jawa Timur. Ketoprak ini diyakini merupakan pengembangan dari Ketoprak Lesung, yang dianggap sebagai awal mula terbentuknya kesenian ketoprak.[1]", "question_text": "Apakah kesenian yang terkenal dari wilayah Jawa tengah ?", "answers": [{"text": "Ketoprak Mataram", "start_byte": 1, "limit_byte": 17}]} {"id": "-706571151423965440-18", "language": "indonesian", "document_title": "Neptunus", "passage_text": "Atmosfer Neptunus terbagi lagi menjadi dua wilayah utama; troposfer bawah, tempat suhu terus menurun seiring ketinggiannya, dan stratosfer, tempat suhu terus meningkat seiring ketinggiannya. Batas di antara keduanya, yaitu tropopause, ada pada tekanan 0.1 bars (10kPa).[12] Stratosfer kemudian dilanjutkan oleh termosfer pada tekanan kurang dari 10−5 hingga 10−4 mikrobar (1 hingga 10Pa).[12] Termosfer secara bertahap berubah menjadi eksosfer.", "question_text": "Terbagi menjadi berapa Atmosfer Neptunus?", "answers": [{"text": "dua wilayah utama", "start_byte": 39, "limit_byte": 56}]} {"id": "-388027503542863878-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peluruhan radioaktif", "passage_text": "\nPeluruhan radioaktif (disebut juga peluruhan nuklir atau radioaktivitas) adalah proses dimana sebuah inti atom yang tidak stabil kehilangan energi (berupa massa dalam diam) dengan memancarkan radiasi, seperti partikel alfa, partikel beta dengan neutrino, sinar gamma, atau elektron dalam kasus konversi internal. Material yang mengandung inti tak stabil ini dianggap radioaktif.", "question_text": "Apakah hungungan daya nuklir dengan radioaktif?", "answers": [{"text": "Peluruhan radioaktif (disebut juga peluruhan nuklir atau radioaktivitas)", "start_byte": 1, "limit_byte": 73}]} {"id": "-2835996477004040153-49", "language": "indonesian", "document_title": "Soeharto", "passage_text": "Hanya berselang 70 hari setelah diangkat kembali menjadi presiden untuk periode yang ketujuh kalinya, Soeharto terpaksa mundur dari jabatannya sebagai presiden. Presiden Soeharto lengser tepat 21 Mei 1998. Tepat pukul 09.00 WIB (Waktu Indonesia Barat), Soeharto berhenti dari jabatannya sebagai presiden. Layar kaca televisi saat itu menyiarkan secara langsung detik per detik proses pengunduran dirinya.", "question_text": "kapankah presiden soeharto mundur dari jabatan ?", "answers": [{"text": "21 Mei 1998", "start_byte": 193, "limit_byte": 204}]} {"id": "-6179294067011634945-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet", "passage_text": "Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Research Project Agency Network), di mana mereka mendemonstrasikan bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.", "question_text": "kapankah Internet pertama kali dibuat?", "answers": [{"text": "1969", "start_byte": 105, "limit_byte": 109}]} {"id": "-1815452138142875997-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kota di Korea Selatan", "passage_text": "\nKota-kota Korea Selatan yang terbesar memiliki status yang setara dengan provinsi otonom. Seoul, kota terbesar dan ibukota, diklasifikasikan sebagai teukbyeolsi (Kota Khusus), sedangkan 6 kota terbesar berikutnya (lihat daftar di bawah) diklasifikasikan sebagai gwangyeoksi (Kota Metropolitan, lihat kota khusus di Korea Selatan). Kota-kota kecil diklasifikasikan sebagai si (\"kota kecil\") dan berada di bawah kewenangan provinsi, pada tingkat yang sama seperti distrik (lihat Pembagian administratif di Korea Selatan).", "question_text": "Apakah kota terbesar di Korea Selatan?", "answers": [{"text": "Seoul", "start_byte": 91, "limit_byte": 96}]} {"id": "-2430715133306035654-3", "language": "indonesian", "document_title": "Camille Saint-Saëns", "passage_text": "Penampilan konsernya yang pertama terjadi ketika ia berusia 5 tahun, ketika ia mendampingi sebuah sonata biola Beethoven. Kemudian ia mulai mempelajari secara mendalam partitur lengkap Don Giovanni. Pada 1842, Saint-Saëns mulai belajar piano dengan Camille-Marie Stamaty, seorang murid Friedrich Kalkbrenner, yang siswa-siswanya diajarinya bermain piano sementara bagian bawah lengan mereka diletakkan di sebuah papan yang diletakkan di depan toets sehingga seluruh kekuatan si pianis muncul dari tangan dan jari-jemarinya dan bukan dari lengannya. Pada usia 10 tahun, Saint-Saëns memberikan resital publiknya yang pertama di Salle Pleyel, dengan memainkan karya Konserto Piano no. 15 dalam B moll mayor (K. 450), dan berbagai karya oleh Handel, Kalkbrenner, Hummel, dan Bach. Sebagai tambahan, Saint-Saëns menawarkan diri untuk memainkan sonata manapun dari 32 sonata piano Beethoven lewat ingatannya. Berita tentang konsernya yang luar biasa ini menyebar ke seluruh Eropa, dan bahkan hingga ke Amerika Serikat dengan sebuah artikel di sebuah koran di Boston.", "question_text": "Di umur berapa Charles-Camille Saint-Saëns mulai menjadi komponis?", "answers": [{"text": "5 tahun", "start_byte": 60, "limit_byte": 67}]} {"id": "-3171760088991879416-0", "language": "indonesian", "document_title": "Molekul", "passage_text": "Sebuah molekul adalah gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia.[4][5][6][7][8] Molekul dibedakan dari ion berdasarkan ketiadaan muatan listrik. Namun, dalam fisika kuantum, kimia organik, dan biokimia, istilah molekul sering digunakan dengan agak longgar, juga digunakan untuk ion poliatomik.", "question_text": "apa definisi dari molekul ?", "answers": [{"text": "gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia", "start_byte": 22, "limit_byte": 139}]} {"id": "-8918691714075418175-3", "language": "indonesian", "document_title": "Stanley Kubrick", "passage_text": "Ia juga kemudian menjadi tertarik untuk membuat film, dan sebagai tema pertama ia memilih sebuah pertandingan tinju antara Walter Cartier dan Bobby James. Film ini berjudul Day Of The Fight dan panjangnya 16 menit.", "question_text": "Apakah nama film pertama yang disutradarai Stanley Kubrick??", "answers": [{"text": "Day Of The Fight", "start_byte": 173, "limit_byte": 189}]} {"id": "2692931953596234022-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball", "passage_text": "Dragon Ball(ドラゴンボール,Doragon Bōru) adalah sebuah manga dan anime karya Akira Toriyama dari tahun 1984 sampai 1995. Albumnya terdiri dari 42 buku dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Sebelumnya Dragon Ball juga pernah diterbitkan oleh Rajawali Grafiti.", "question_text": "Ada berapakah serial Dragon Ball?", "answers": [{"text": "42", "start_byte": 151, "limit_byte": 153}]} {"id": "-4908166533497931408-5", "language": "indonesian", "document_title": "Amstel Gold Race", "passage_text": "Amstel Gold Race pertama diumumkan akan diadakan pada 30 April 1966, hari nasinal dari Kerajaan Belanda. Rencananya akan dimulai dari Amsterdam dan mengikuti jalur melingkar sejauh 280km ke arah timur negara sebelum berakhir di tenggara di Maastricht. Akan diberikan hadiah total sebesar 10.000 gulden— sekitar €5,000 - di mana seperlimanya akan diberikan kepada pemenang.", "question_text": "Di kota apakah Amstel Gold Race diadakan?", "answers": [{"text": "Amsterdam dan mengikuti jalur melingkar sejauh 280km ke arah timur negara sebelum berakhir di tenggara di Maastricht", "start_byte": 134, "limit_byte": 250}]} {"id": "-7033346239317894910-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hapkido", "passage_text": "Shin Son Hapkido merupakan salah satu olahraga bela diri yang berasal dari Korea di samping Taekwondo. Hapkido bergerak berdasarkan prinsip lingkaran yang memanfaatkan kekuatan lawan. Teknik-teknik dalam Hapkido antara lain meliputi pukulan, tendangan, kuncian, bantingan, jurus, serta latihan senjata.", "question_text": "dari manakah hapkido berasal?", "answers": [{"text": "Korea", "start_byte": 75, "limit_byte": 80}]} {"id": "-2676053626900276040-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tu Di Gong", "passage_text": "tua pek kong (pinyin:tǔa pek kōng; Pe̍h-ōe-jī:Thó-tī-kong/Thó͘-tī-kong) atau 'tua pek kong \"Dewa Tanah dan Bumi\"), juga dikenal dengan sebutan ' Pek kong (伯公), hok tek cia sin (社神 \"Dewa Kelompok Sosial\"), Shegong (社公 \"Penguasa Kelompok Sosial\"), Dabo Gong (大伯公), adalah dewa bumi yang dipuja di Asia Timur dan sejarahnya berasal dari Cina. Seorang dewa yang terkenal, ia disembah oleh penganut kepercayaan tradisional Tionghoa dan Taoisme. Sebagian orang menganggap nama resmi Tu Di Gong adalah Chinese:福德正神; pinyin:Fúdé zhèngshén atau Fudegong (福德公 \"Penguasa Berkah dan Kebajikan\").[1][2][3] Umat awam seringkali menyebut Tu Di Gong, \"Kakek\", yang menggambarkan kedekatan hubungan dengan masyarakat awam.[1]", "question_text": "Siapa itu Tu Di Gong ?", "answers": [{"text": "\"Kakek\", yang menggambarkan kedekatan hubungan dengan masyarakat awam", "start_byte": 681, "limit_byte": 750}]} {"id": "-575229944385053411-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sistem peringkat Elo", "passage_text": "Sistem peringkat Elo adalah suatu metode untuk menghitung tingkat keterampilan (skill) relatif pemain pada permainan antara dua pemain seperti catur dan igo. Sistem ini juga digunakan sebagai sistem peringkat untuk permainan multi-pemain (multi-player) pada beberapa jenis permainan komputer. \"Elo\" sering ditulis dengan huruf kapital (ELO), tetapi sebenarnya bukanlah suatu akronim. Elo berasal dari nama pencipta sistem, Árpád Élő (1903-1992), ahli fisika Amerika Serikat kelahiran Hungaria.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan ELO?", "answers": [{"text": "metode untuk menghitung tingkat keterampilan (skill) relatif pemain pada permainan antara dua pemain seperti catur dan igo", "start_byte": 34, "limit_byte": 156}]} {"id": "-909979531727612097-4", "language": "indonesian", "document_title": "Pulau Jeju", "passage_text": "Kota pelabuhan terdekat Jeju dengan daratan utama Korea adalah Mokpo, provinsi Jeolla Selatan. Panjang garis pantai 253km, luas keseluruhan 1.825km². Suhu di Jeju dapat bervariasi, mulai dari tropis sampai subtriopis. Suhu rata-rata per tahunnya adalah 14,6°C dan 4,7° di musim dingin. Keanekaragaman flora yang tumbuh di Jeju sangat berbeda dengan yang ada di Semenanjung Korea. Karena iklimnya yang baik, pulau ini ditumbuhi lebih dari 1.700 jenis tanaman, sehingga Jeju dijuluki sebagai \"Pulau Botani\" karena kekayaan floranya.", "question_text": "Berapakah luas pulau Jeju ?", "answers": [{"text": "1.825km²", "start_byte": 140, "limit_byte": 149}]} {"id": "-4042319251925617068-0", "language": "indonesian", "document_title": "Suriah", "passage_text": "Republik Arab Suriah (Arabic: الجمهورية العربية السورية‎ al-jumhūriyyaħ al-arabiyyaħ as-sūriyyaħ; English: Syria), adalah negara yang terletak di Timur Tengah, dengan negara Turki di sebelah utara, Irak di Timur, Laut Tengah di barat dan Yordania di selatan. Suriah beribukota Damaskus.[1]", "question_text": "Apakah ibukota Suriah?", "answers": [{"text": "Damaskus", "start_byte": 307, "limit_byte": 315}]} {"id": "-2060945330883328130-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tabel periodik", "passage_text": "Baris pada tabel disebut periode, sedangkan kolom disebut golongan. Enam golongan (kolom) mempunyai nama selain nomor: contoh, unsur golongan 17 adalah halogen, dan golongan 18 adalah gas mulia. Tabel periodik dapat digunakan untuk menurunkan hubungan antara sifat-sifat unsur, dan memperkirakan sifat unsur baru yang belum ditemukan atau disintesis. Tabel periodik memberikan kerangka kerja untuk melakukan analisis perilaku kimia, dan banyak digunakan dalam bidang kimia dan ilmu lainnya.", "question_text": "Berapa jumlah kolom dalam tabel periodik?", "answers": [{"text": "Enam", "start_byte": 68, "limit_byte": 72}]} {"id": "4451402581018379300-22", "language": "indonesian", "document_title": "Tuberkulosis", "passage_text": "Usaha untuk mencegah dan mengontrol tuberkulosis bergantung pada vaksinasi bayi dan deteksi serta perawatan untuk kasus aktif.[6] The World Health Organization (WHO) telah berhasil mencapai sejumlah keberhasilan dengan regimen pengobatan yang dimprovisasi, dan sudah terdapat penurunan kecil dalam jumlah kasus.[6]", "question_text": "Bagaimana cara mencegah Tuberkulosis?", "answers": [{"text": "vaksinasi bayi dan deteksi serta perawatan untuk kasus aktif", "start_byte": 65, "limit_byte": 125}]} {"id": "-9044061369554446738-2", "language": "indonesian", "document_title": "Ban Ki-moon", "passage_text": "Ban lahir di Eumseong di sebuah desa kecil di Chungcheong Utara pada tahun 1944 di akhir masa Penjajahan Jepang di Korea. Ia dan keluarganya pindah ke kota kecil dekat Chungju dimana ia dibesarkan di sana.[5] Selama masa kecilnya, ayah Ban memiliki bisnis pergudangan, namun gudang tersebut bangkrut dan keluarganya mengalami kesulitan ekonomi. Ketika Ban berumur 6 tahun, keluarganya pindah ke daerah pegunungan selama Perang Korea.[1] Setelah perang usai, keluarganya kembali lagi ke Chungju.", "question_text": "Dimana Ban Ki-moon lahir ?", "answers": [{"text": "Chungcheong Utara", "start_byte": 46, "limit_byte": 63}]} {"id": "-3863499127362351459-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mikrofon", "passage_text": "\nMikrofon (English: microphone) adalah suatu jenis transduser yang mengubah energi-energi akustik (gelombang suara) menjadi sinyal listrik. Mikrofon merupakan salah satu alat untuk membantu komunikasi manusia. Mikrofon dipakai pada banyak alat seperti telepon, alat perekam, alat bantu dengar, dan pengudaraan radio serta televisi.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan mikrofon?", "answers": [{"text": "jenis transduser yang mengubah energi-energi akustik (gelombang suara) menjadi sinyal listrik", "start_byte": 45, "limit_byte": 138}]} {"id": "-4730723658460191055-0", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Harvard", "passage_text": "\njmpl|ka|239px\nUniversitas Harvard (bahasa Inggris: Harvard University) adalah universitas swasta di , Amerika Serikat dan anggota Ivy League. Universitas ini merupakan salah satu universitas terbaik dunia.", "question_text": "Dimana letak universitas Harvard?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 103, "limit_byte": 118}]} {"id": "3688899524320086425-0", "language": "indonesian", "document_title": "Demam Zika", "passage_text": "Demam Zika adalah penyakit demam yang diakibatkan oleh virus Zika, sebuah virus dari genus Flavivirus. Penyakit ini terjadi akibat gigitan nyamuk Aedes aegypti pada manusia. Gejala yang ditimbulkan akibat virus Zika sendiri mirip dengan penyakit demam berdarah dengan munculnya demam, radang pada selaput mata, nyeri sendi dan otot, serta munculnya ruam pada kulit.[1] Namun tidak semua orang merasakan gejala tersebut saat terinfeksi virus ini.[2][3] Hingga tahun 2015, belum ada kasus kematian selama infeksi tahap awal.[4] Infeksi demam Zika diindikasikan memiliki hubungan dengan sindrom Guillain–Barré.[4]", "question_text": "Apa penyebab utama wabah demam Zika?", "answers": [{"text": "gigitan nyamuk Aedes aegypti pada manusia", "start_byte": 131, "limit_byte": 172}]} {"id": "9185129075090126287-0", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Pasifik", "passage_text": "\nSamudra Pasifik atau Lautan Teduh (dari bahasa spanyol Pacifico, artinya tenang) adalah kawasan kumpulan air terbesar di dunia, serta mencakup kira-kira sepertiga permukaan Bumi, dengan luas sebesar 179,7 juta km² (69,4 juta mi²). Panjangnya sekitar 15.500 km (9.600mi) dari Laut Bering di Arktik hingga batasan es di Laut Ross di Antartika di selatan. Samudra Pasifik mencapai lebar timur-barat terbesarnya pada sekitar 5 derajat U garis lintang, di mana ia terbentang sekitar 19.800 km (12.300mi) dari Indonesia hingga pesisir Kolombia. Batas sebelah barat samudra ini biasanya diletakkan di Selat Malaka. Titik terendah permukaan Bumi—Palung Mariana—berada di Samudra Pasifik. Samudra ini terletak di antara Asia dan Australia di sebelah barat, Amerika di sebelah timur, Antartika di sebelah selatan dan Samudra Arktik di sebelah utara.", "question_text": "Berapa luas Samudera Pasifik?", "answers": [{"text": "179,7 juta km²", "start_byte": 200, "limit_byte": 215}]} {"id": "4876307625412656302-5", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Fransiskus", "passage_text": "Bergoglio terpilih sebagai Paus Gereja Katolik pada 13 Maret 2013[5][6] pada hari kedua Konklaf Kepausan 2013, dan mengambil nama Paus Fransiskus.[7] Deputi juru bicara Vatikan, Thomas Rosica, menyatakan pada hari yang sama, bahwa Paus memilih nama tersebut untuk menghormati Santo Fransiskus dari Asisi, dan juga karena Paus yang baru ini mengasihi orang-orang miskin.[8][9][10]", "question_text": "Kapan Fransiskus diangkat menjadi Paus ?", "answers": [{"text": "13 Maret 2013", "start_byte": 52, "limit_byte": 65}]} {"id": "616250701050366519-2", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Methodist Indonesia", "passage_text": "Di Indonesia, para misionaris Amerika mulai bekerja di Jawa, Kalimantan, dan Sumatera. Pada tahun 1913, setelah datangnya Bishop J. Robinson, konferensi yang pertama pun diselenggarakan di Sumatera Utara. Pada saat itu, Gereja Methodist dikenal sebagai gereja yang unik karena ini adalah satu-satunya gereja Protestan yang anggota-anggotanya terdiri atas suku Batak dan suku Tionghoa Indonesia, sementara gereja-gereja Protestan lainnya saat itu pada umumnya tersegregasi.", "question_text": "Siapa pendiri Gereja Methodist Indonesia?", "answers": [{"text": "misionaris Amerika", "start_byte": 19, "limit_byte": 37}]} {"id": "-8273572643065668279-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah matematika", "passage_text": "Sumbangan matematikawan Yunani memurnikan metode-metode (khususnya melalui pengenalan penalaran deduktif dan kekakuan matematika di dalam pembuktian matematika) dan perluasan pokok bahasan matematika.[3] Kata \"matematika\" itu sendiri diturunkan dari kata Yunani kuno, μάθημα (mathema), yang berarti \"mata pelajaran\".[4] Matematika Cina membuat sumbangan dini, termasuk notasi posisional. Sistem bilangan Hindu-Arab dan aturan penggunaan operasinya, digunakan hingga kini, mungkin dikembangakan melalui kuliah pada milenium pertama Masehi di dalam matematika India dan telah diteruskan ke Barat melalui matematika Islam.[5][6] Matematika Islam, pada gilirannya, mengembangkan dan memperluas pengetahuan matematika ke peradaban ini.[7] Banyak naskah berbahasa Yunani dan Arab tentang matematika kemudian diterjemahkan ke dalam bahasa Latin, yang mengarah pada pengembangan matematika lebih jauh lagi di Zaman Pertengahan Eropa.", "question_text": "Dari manakah asal kata Matematika?", "answers": [{"text": "Yunani kuno", "start_byte": 255, "limit_byte": 266}]} {"id": "9100403087245184227-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Indonesia", "passage_text": "Sejarah Indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimulai sejak zaman prasejarah berdasarkan penemuan \"Manusia Jawa\" yang berusia 1,7 juta tahun yang lalu. Periode sejarah Indonesia dapat dibagi menjadi lima era: Era Prakolonial, munculnya kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha serta Islam di Jawa dan Sumatera & Kalimantan yang terutama mengandalkan perdagangan; Era Kolonial, masuknya orang-orang Eropa (terutama Belanda dan Portugis) yang menginginkan rempah-rempah mengakibatkan penjajahan oleh Belanda selama sekitar 3,5 abad antara awal abad ke-17 hingga pertengahan abad ke-20; Era Kemerdekaan Awal, pasca-Proklamasi Kemerdekaan Indonesia (1945) sampai jatuhnya Soekarno (1966); Era Orde Baru, 32 tahun masa pemerintahan Soeharto (1966–1998); serta Orde Reformasi yang berlangsung sampai sekarang.", "question_text": "Berapa lama Belanda menjajah Indonesia ?", "answers": [{"text": "3,5 abad", "start_byte": 537, "limit_byte": 545}]} {"id": "-4284686921273456949-30", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jepara", "passage_text": "\nKabupaten Jepara secara administratif wilayah luas wilayah daratan Kabupaten Jepara 1.004,132 km2 dengan panjang garis pantai 72km, terdiri atas 16 kecamatan yang dibagi lagi atas sejumlah 183 desa dan 11 Kelurahan Wilayah tersempit adalah Kecamatan Kalinyamatan (24,179 km2) sedangkan wilayah terluas adalah Kecamatan Keling (231,758 km2). Sebagian besar luas wilayah merupakan tanah kering, sebesar 740,052 km2 (73,70%) sisanya merupakan tanah sawah, sebesar 264,080 km2 (26,30%). Secara Administratif Kabupaten Jepara terbagi dalam 5 wilayah, yaitu:", "question_text": "Berapa luas Kota Jepara?", "answers": [{"text": "1.004,132 km2", "start_byte": 85, "limit_byte": 98}]} {"id": "-4607285924218941635-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anarkisme", "passage_text": "\nAnarkisme atau dieja anarkhisme adalah filsafat politik yang menganjurkan masyarakat tanpa negara atau sering didefinisikan sebagai lembaga sukarela yang mengatur diri sendiri.[1][2][3][4] Tapi beberapa penulis telah mendefinisikan sebagai lembaga yang lebih spesifik berdasarkan asosiasi bebas non-hierarkis.[5][6][7][8] Anarkisme berpegangan pada konsep bahwa negara menjadi tidak diinginkan, tidak perlu, atau berbahaya.[9][10]\nSementara anti-statisme adalah pusat dari pemikiran ini,[11] anarkisme juga menentang otoritas atau organisasi hierarkis dalam pelaksanaan hubungannya dengan manusia, sehingga tidak terbatas pada sistem negara saja.[6][12][13][14][15][16][17][18]", "question_text": "Apa itu anarkisme?", "answers": [{"text": "filsafat politik yang menganjurkan masyarakat tanpa negara atau sering didefinisikan sebagai lembaga sukarela yang mengatur diri sendiri", "start_byte": 40, "limit_byte": 176}]} {"id": "-2565803146883307347-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yoweri Museveni", "passage_text": "Yoweri Kaguta Museveni (lahir sekitar 1944 , Ntungamo, Uganda)) adalah Presiden Uganda sejak 29 Januari 1986. Museveni terlibat dalam perang yang menggulingkan pemerintahan Idi Amin (1971–79) dan pemberontakan yang kelak menyebabkan runtuhnya rezim Milton Obote (1980–1985). Kecuali di wilayah utara negaranya, Museveni telah berhasil menciptakan stabilitas yang relatif dan pertumbuhan ekonomi di sebuah negara yang telah puluhan tahun dikelola dengan salah, dan dilanda oleh kegiatan kaum pemberontak dan perang saudara. Pada masa jabatannya juga telah dilakukan kegiatan nasional yang paling efektif untuk menghadapi HIV/AIDS di Afrika.", "question_text": "Kapan Yoweri Kaguta Museveni lahir?", "answers": [{"text": "1944", "start_byte": 38, "limit_byte": 42}]} {"id": "9159282283379515473-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Utsmaniyah", "passage_text": "Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi Daulat/Negara Agung Utsmaniyah (Ottoman Turkish: دولت عليه عثمانیه‎ Devlet-i ʿAliyye-yi ʿOsmâniyye;[6] sering disebut dalam bahasa Turki modern sebagai Osmanlı İmparatorluğu (Kekaisaran Utsmaniyah) atau Osmanlı Devleti (Negara Utsmaniyah); kadang disebut Kesultanan Turki atau Turki saja; (sering pula disebut Kekaisaran Ottoman yang diambil dari ejaan Barat) adalah kekaisaran lintas benua yang didirikan oleh suku-suku Turki di bawah pimpinan Osman Bey di barat laut Anatolia pada tahun 1299.[7] Setelah 1354, Utsmaniyah melintasi Eropa dan memulai penaklukkan Balkan, mengubah negara Utsmaniyah yang hanya berupa kadipaten kecil menjadi negara lintas benua. Utsmani mengakhiri riwayat Kekaisaran Romawi Timur seiring penaklukan Konstantinopel oleh Mehmed II tahun 1453.[8][9][10]\n\nSepanjang abad ke-16 dan 17, tepatnya pada puncak kekuasaannya di bawah pemerintahan Suleiman Al-Qanuni, Kesultanan Utsmaniyah adalah salah satu negara terkuat di dunia, imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Tenggara, Asia Barat/Kaukasus, Afrika Utara, dan Tanduk Afrika.[11]", "question_text": "Berapakah luas wilayah kekuasaan Kesultanan Utsmaniyah ?", "answers": [{"text": "imperium multinasional dan multibahasa yang mengendalikan sebagian besar Eropa Ten", "start_byte": 1072, "limit_byte": 1154}]} {"id": "2634344217047814555-2", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "Di Jepang, orang dari segala usia membaca manga. Media mencakup karya dalam berbagai genre: aksi-petualangan, asmara, olahraga dan permainan, sejarah drama, komedi, fiksi ilmiah dan fantasi, misteri, detektif, horor, seksualitas, dan bisnis / perdagangan, dan lain-lain..[4] Sejak 1950-an, manga telah terus menjadi bagian utama dari industri penerbitan Jepang,[5] mewakili pasar ¥406 miliar di Jepang pada tahun 2007 (sekitar $3.6 miliar) dan ¥420 miliar ($5.5 miliar) pada tahun 2009.[6] Manga juga telah mendapatkan pembaca di seluruh dunia yang signifikan.[7] Di Eropa dan Timur Tengah pasar manga bernilai $250 juta.[8] Pada tahun 2008, di Amerika Serikat dan Kanada, pasar manga senilai $ 175 juta. Pasar di Perancis dan Amerika Serikat memang sama. Cerita manga biasanya dicetak dalam hitam putih,[9] meskipun beberapa manga penuh warna sudah ada (contoh Colorful). Di Jepang, manga biasanya serial di majalah manga besar, sering mengandung banyak cerita, masing-masing disajikan dalam satu episode kemudian dilanjutkan dalam edisi berikutnya.Jika seri berhasil, bab dikumpulkan dan dapat dipublikasikan ulang pada buku paperback yang biasa disebut tankōbon.[10] Seorang seniman manga biasanya bekerja dengan beberapa asisten di sebuah studio kecil dan berhubungan dengan editor kreatif dari perusahaan penerbitan komersial.[11] Jika seri manga cukup populer, mungkin dianimasikan setelah atau bahkan disaat manga sedang berjalan.[12] Terkadang manga terpusat pada dahulu sebelumnya yang terdapat aksi langsung atau film animasi.[13]", "question_text": "Kapan manga pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1950", "start_byte": 281, "limit_byte": 285}]} {"id": "-6948892736735414246-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Pariaman", "passage_text": "Kota Pariaman merupakan hamparan dataran rendah yang landai terletak di pantai barat Sumatera dengan ketinggian antara 2 sampai dengan 35 meter di atas permukaan laut dengan luas daratan 73,36km² dengan panjang pantai ± 12,7km serta luas perairan laut 282,69km² dengan 6 buah pulau-pulau kecil di antaranya Pulau Bando, Pulau Gosong, Pulau Ujung, Pulau Tangah, Pulau Angso dan Pulau Kasiak.", "question_text": "berapakah luas Kota Pariaman?", "answers": [{"text": "luas daratan 73,36km² dengan panjang pantai ± 12,7km serta luas perairan laut 282,69km²", "start_byte": 174, "limit_byte": 264}]} {"id": "-4924922820657067538-4", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Sina", "passage_text": "Ilmu-ilmu lain seperti studi tentang Al-Quran dan Hadist berkembang dengan perkembangan dengan suasana perkembangan ilmiah. Ilmu lainya seperti ilmu filsafat, Ilmu Fikih, Ilmu Kalam sangat berkembang dengan pesat. Pada masa itu Al-Razi dan Al-Farabi menyumbangkan ilmu pengetahuan dalam bidang ilmu pengobatan dan filsafat. Pada masa itu Ibnu Sina memiliki akses untuk belajar di perpustakaan besar di wilayah Balkh, Khwarezmia, Gorgan, Kota Ray, Kota Isfahan dan Hamedan. Selain fasilitas perpustakaan besar yang memiliki banyak koleksi buku, pada masa itu hidup pula beberapa ilmuwan muslim seperti Abu Raihan Al-Biruni seorang astronom terkenal, Aruzi Samarqandi, Abu Nashr Mansur seorang matematikawan terkenal dan sangat teliti, Abu al-Khayr Khammar seorang fisikawan dan ilmuwan terkenal lainya.", "question_text": "Siapakah nama tokoh matematika Islam yang paling terkenal ?", "answers": [{"text": "Abu Nashr Mansur", "start_byte": 667, "limit_byte": 683}]} {"id": "-2881394763856279102-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Biak Numfor", "passage_text": "Kabupaten Biak Numfor terdiri dari 2 (dua) pulau kecil, yaitu Pulau Biak dan Pulau Numfor serta lebih dari 42 pulau sangat kecil, termasuk Kepulauan Padaido yang menjadi primadona pengembangan kegiatan dari berbagai pihak. Luas keseluruhan Kabupaten Biak Numfor adalah 5,11% dari luas wilayah provinsi Papua.", "question_text": "Berapa luas kabupaten Biak?", "answers": [{"text": "5,11% dari luas wilayah provinsi Papua", "start_byte": 269, "limit_byte": 307}]} {"id": "-1727864301549372053-25", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Pemalang", "passage_text": "Salah satu objek wisata terkenal di Kabupaten Pemalang adalah Pantai Widuri.", "question_text": "Apa nama tempat wisata alam paling terkenal di Pemalang ?", "answers": [{"text": "Pantai Widuri", "start_byte": 62, "limit_byte": 75}]} {"id": "1565075971314507525-17", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Hemingway", "passage_text": "Hubungan ini dan malam-malam panjang sambil minum-minum memberikan ilham bagi novel pertama Hemingway yang suksesThe Sun Also Rises (1926). Ia hanya membutuhkan enam minggu untuk menyelesaikannya di restoran favoritnya di Montparnasse, La Closerie des Lilas. Novel ini, yang isinya setengah-biografis karena mengikuti sekelompok ekspatrian Amerika di Eropa, sukses dan dipuji oleh para kritikus. Sementara Hemingway mulanya mengklaim bahwa novel adalah bentuk kuno sastra, ia tampaknya diilhami untuk menulis novel setelah membaca naskah Fitzgerald untuk The Great Gatsby.", "question_text": "Apa novel pertama yang ditulis Ernest Miller Hemingway?", "answers": [{"text": "The Sun Also Rises", "start_byte": 113, "limit_byte": 131}]} {"id": "3289958880436029433-15", "language": "indonesian", "document_title": "Afrika Selatan", "passage_text": "Afrika Selatan merupakan negara demokrasi konstitusional dengan sistem tiga tingkat dan institusi kehakiman yang bebas. Terdapat tiga peringkat yaitu nasional, wilayah dan pemerintahan lokal yang mempunyai badan legislatif serta eksekutif dengan daerah kekuasaan masing-masing.", "question_text": "Apakah sistem politik Afrika Selatan?", "answers": [{"text": "demokrasi konstitusional", "start_byte": 32, "limit_byte": 56}]} {"id": "3900710675719398981-0", "language": "indonesian", "document_title": "Memorial Lincoln", "passage_text": "Memorial Lincoln (English: Lincoln Memorial) adalah monumen nasional Amerika Serikat yang dibangun untuk menghormati Presiden Amerika Serikat ke-16 Abraham Lincoln. Monumen ini berada di National Mall, Washington, D.C. berseberangan dengan Monumen Washington. Arsitek monumen ini bernama Henry Bacon. Daniel Chester French adalah pembuat patung besar Abraham Lincoln yang diletakkan di dalam monumen. Jules Guerin bertindak sebagai pelukis mural interior monumen ini. Monumen ini diresmikan pada tahun 1922, dan merupakan salah satu dari beberapa monumen untuk menghormati presiden Amerika Serikat.", "question_text": "Dimana letak Memorial Lincoln?", "answers": [{"text": "National Mall, Washington, D.C", "start_byte": 187, "limit_byte": 217}]} {"id": "-3891671447453190009-1", "language": "indonesian", "document_title": "Samudra Hindia", "passage_text": "total: 68.556 juta km²\nlautan: termasuk Laut Andaman, Laut Arab, Teluk Bengal, Great Australian Bight, Teluk Aden, Teluk Oman, Saluran Mozambique, Teluk Persia, Laut Merah, Selat Malaka, dan sebagainya.", "question_text": "Berapakah luas perairan Samudera Hindia ?", "answers": [{"text": "68.556 juta km²", "start_byte": 7, "limit_byte": 23}]} {"id": "-4935628845038055662-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Hunger Games (novel)", "passage_text": "The Hunger Games adalah novel fiksi ilmiah tahun 2008 karangan penulis Amerika Serikat Suzanne Collins. Novel ini dikisahkan dalam sudut pandang seorang gadis umur 16 tahun bernama Katniss Everdeen, yang tinggal di sebuah negara distopia pascaapokalips bernama Panem di Amerika Utara. Capitol, ibu kota metropolis yang sangat maju, memegang kendali politik atas keseluruhan negara. The Hunger Games adalah acara tahunan yang diikuti oleh seorang anak laki-laki dan perempuan yang berusia antara 12–18 tahun dari dua belas distrik di sekeliling Capitol, yang dipilih melalui pengundian untuk bersaing dalam pertarungan mematikan yang disiarkan secara langsung di televisi.", "question_text": "Kapan The Hunger Games diterbitkan?", "answers": [{"text": "2008", "start_byte": 49, "limit_byte": 53}]} {"id": "-6114048592176916641-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sunan Giri", "passage_text": "Sunan Giri adalah nama salah seorang Walisongo dan pendiri kerajaan Giri Kedaton, yang berkedudukan di daerah Gresik, Jawa Timur. Sunan Giri membangun Giri Kedaton sebagai pusat penyebaran agama Islam di Jawa, yang pengaruhnya bahkan sampai ke Madura, Lombok, Kalimantan, Sulawesi, dan Maluku. Sunan Giri memiliki beberapa nama panggilan, yaitu Raden Paku, Prabu Satmata, Sultan Abdul Faqih, Raden 'Ainul Yaqin dan Joko Samudro. Ia lahir di Blambangan tahun 1442, dan dimakamkan di desa Giri, Kebomas, Gresik.", "question_text": "Tahun berapa Sunan Giri lahir?", "answers": [{"text": "1442", "start_byte": 458, "limit_byte": 462}]} {"id": "4460615476797981368-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sunan Giri", "passage_text": "Sunan Giri adalah nama salah seorang Walisongo dan pendiri kerajaan Giri Kedaton, yang berkedudukan di daerah Gresik, Jawa Timur. Sunan Giri membangun Giri Kedaton sebagai pusat penyebaran agama Islam di Jawa, yang pengaruhnya bahkan sampai ke Madura, Lombok, Kalimantan, Sulawesi, dan Maluku. Sunan Giri memiliki beberapa nama panggilan, yaitu Raden Paku, Prabu Satmata, Sultan Abdul Faqih, Raden 'Ainul Yaqin dan Joko Samudro. Ia lahir di Blambangan tahun 1442, dan dimakamkan di desa Giri, Kebomas, Gresik.", "question_text": "kapan Sunan Giri lahir ?", "answers": [{"text": "1442", "start_byte": 458, "limit_byte": 462}]} {"id": "8879730274001658029-6", "language": "indonesian", "document_title": "Perfilman Indonesia", "passage_text": "\nEra awal perfilman Indonesia ini diawali dengan berdirinya bioskop pertama di Indonesia pada 5 Desember 1900 di daerah Tanah Abang, Batavia dengan nama Gambar Idoep yang menayangkan berbagai film bisu.", "question_text": "kapan industri perfilman dimulai di Indonesia ?", "answers": [{"text": "5 Desember 1900", "start_byte": 94, "limit_byte": 109}]} {"id": "-6761200235836779191-1", "language": "indonesian", "document_title": "Spirited Away", "passage_text": "Spirited Away dirilis di Jepang pada Juli 2001, menarik penonton sebanyak sekitar 23 juta dan meraup pendapatan sebesar 30 miliar yen, mengalahkan Titanic untuk menjadi film tersukses dalam sejarah Jepang. Film ini memenangkan penghargaan Oscar pada tahun 2002 dalam kategori Film Animasi Terbaik dan menjadi anime pertama yang meraih penghargaan dalam kategori tersebut. Film ini juga memenangi Penghargaan Beruang Emas pada Pesta Film Internasional Berlin 2002 (bersama Bloody Sunday).", "question_text": "Kapan Spirited Away pertama kali ditayangkan?", "answers": [{"text": "Juli 2001", "start_byte": 37, "limit_byte": 46}]} {"id": "-6176225078571165884-0", "language": "indonesian", "document_title": "Nippon Indosari Corpindo", "passage_text": "PT Nippon Indosari Corpindo Tbk. () adalah perusahaan roti terbesar di Indonesia dengan merek dagang Sari Roti.", "question_text": "Apakah perusahaan produksi Roti terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "PT Nippon Indosari Corpindo Tbk", "start_byte": 0, "limit_byte": 31}]} {"id": "2581429453982982462-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah sains", "passage_text": "Sains adalah sekumpulan pengetahuan empiris, teoretis, dan pengetahuan praktis tentang dunia alam, yang dihasilkan oleh para ilmuwan yang menekankan pengamatan, penjelasan, dan prediksi dari fenomena di dunia nyata.\nHistoriografi dari sains, sebaliknya, seringkali mengacu pada metode historis dari sejarah intelektual dan sejarah sosial.\nNamun, kata scientist dalam bahasa Inggris relatif baru—pertama kali diciptakan oleh William Whewell pada abad ke-19. Sebelumnya, orang yang menyelidiki alam menyebut diri mereka sendiri sebagai filsuf alam.", "question_text": "Apakah definisi sederhana dari sains ?", "answers": [{"text": "sekumpulan pengetahuan empiris, teoretis, dan pengetahuan praktis tentang dunia alam, yang dihasilkan oleh para ilmuwan yang menekankan pengamatan, penjelasan, dan prediksi dari fenomena di dunia nyata", "start_byte": 13, "limit_byte": 214}]} {"id": "-2275262933629824418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bilangan bulat", "passage_text": " Bilangan bulat terdiri dari bilangan cacah (0, 1, 2, 3, ...) dan negatifnya (-1, -2, -3, ...; -0 adalah sama dengan 0 sehingga tidak lagi dimasukkan secara terpisah). Bilangan bulat dapat dituliskan tanpa komponen desimal atau pecahan.", "question_text": "Apakah bilangan bulat?", "answers": [{"text": "bilangan cacah (0, 1, 2, 3, ...) dan negatifnya (-1, -2, -3, ...; -0 adalah sama dengan 0 sehingga tidak lagi dimasukkan secara terpisah)", "start_byte": 29, "limit_byte": 166}]} {"id": "-2942318439937186461-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapa yang mneyusun tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "-4249996922184576263-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional José Martí", "passage_text": "Pembangunan Bandara José Martí disetujui pada bulan Maret 1929. Pada 24 Februari 1930, bandara ini secara resmi dibuka, menggantikan Bandar Udara Havana Columbia. Pada 30 Oktober 1930, penerbangan perdana Cubana de Aviación (pada waktu tersebut CNCAC, S.A.) dilakukan dengan rute Havana-Santiago de Cuba membawa surat menggunakan sebuah Ford trimotor dengan perhentian di Santa Clara, Morón dan Camaguey. Pada tahun 1936 penerbangan non-komersial menuju Madrid dimulai dengan sebuah pesawat Lockheed Sirius yang dibuat dari kayu dan kain, menggunakan sebuah mesin Pratt & Whitney Wasp bertenaga 550hp (410kW), dengan kecepatan jelajah 180mph tanpa dilengkapi radio. Pesawat ini diberi nama \"4th of September\" dan dipimpin oleh Kapt. Antonio Menéndez Pélaez dan sebelumnya diterbangkan antara Camaguey, Kuba dan Sevilla, Spanyol. Pada Januari 1943 bandara memiliki menara kontrol pertama dan juga merupakan menara kontrol pertama di negara ini. Penerbangan internasional pertama dari bandara ini juga diterbangkan pertama kali oleh Cubana de Aviación DC-3 dengan rute Havana-Miami. Pada tahun 1950 bandara ini memiliki rute kedua di Eropa, dengan penerbangan yeng dikenal sebagai \"rute para bintang\" Havana-Roma dan dioperasikan dengan DC-4.", "question_text": "Kapan Bandar Udara Internasional José Martí pertama dibuka?", "answers": [{"text": "24 Februari 1930", "start_byte": 71, "limit_byte": 87}]} {"id": "-3411091535144876186-4", "language": "indonesian", "document_title": "Silla", "passage_text": "Para ahli sejarah secara tradisional membagi sejarah Silla menjadi 3 bagian periode: awal (57 SM-654 M), tengah (654-780) dan akhir (780-935).", "question_text": "Kapan Kerajaan Shilla berdiri ?", "answers": [{"text": "57 SM", "start_byte": 91, "limit_byte": 96}]} {"id": "-3989404594359434200-3", "language": "indonesian", "document_title": "HootSuite", "passage_text": "HootSuite didirikan oleh Invoke Media pada bulan November 2008 dan diluncurkan pada bulan Desember 2008. Ide awal pembuatan layanan ini berasal dari CEO perusahaan tersebut, yakni Ryan Holmes. Pada tahun 2000, Holmes berhasil mendirikan Invoke Media yang ditujukan untuk menyediakan pengembangan pemasaran dan layanan desain holistik. Yang tidak lama kemudian perusahaan tersebut meluncurkan situs layanan media online HootSuite ini.", "question_text": "Kapan HootSuite didirikan?", "answers": [{"text": "November 2008", "start_byte": 49, "limit_byte": 62}]} {"id": "114690713525797218-0", "language": "indonesian", "document_title": "Malaysia", "passage_text": "jmpl|250px|Perjanjian mengenai pendirian negara Malaysia (dokumen)jmpl|160px|Undang-undang tentang Malaysia 1963\n\nMalaysia adalah sebuah negara federal[1] yang terdiri dari tiga belas negeri (negara bagian) dan tiga wilayah federal di Asia Tenggara dengan luas 329.847 km persegi.[2][3] Ibukotanya adalah Kuala Lumpur, sedangkan Putrajaya menjadi pusat pemerintahan federal. Jumlah penduduk negara ini mencapai 30.697.000 jiwa pada tahun 2015. Negara ini dipisahkan ke dalam dua kawasan — Malaysia Barat dan Malaysia Timur — oleh Kepulauan Natuna, wilayah Indonesia di Laut Tiongkok Selatan.[3] Malaysia berbatasan dengan Thailand, Indonesia, Singapura, Brunei, dan Filipina.[3] Negara ini terletak di dekat khatulistiwa dan beriklim tropika.[3] Kepala negara Malaysia adalah seorang Raja atau seorang Sultan yang dipilih secara bergiliran setiap 5 tahun sekali, hanya negeri-negeri (negara bagian) yang diperintah oleh Raja/Sultan saja yang diperbolehkan mengirimkan wakilnya untuk menjadi Raja Malaysia. Raja Malaysia biasanya memakai gelar Sri Paduka Baginda Yang di-Pertuan Agong[4]. dan pemerintahannya dikepalai oleh seorang Perdana Menteri.[5][6] Model pemerintahan Malaysia mirip dengan sistem parlementer Westminster.[7]", "question_text": "Apakah jenis sistem pemerintahan Malaysia?", "answers": [{"text": "federal", "start_byte": 144, "limit_byte": 151}]} {"id": "5920805406955497485-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ledakan Dahsyat", "passage_text": "\nLedakan Dahsyat atau Dentuman Besar (English: The Big Bang) merupakan sebuah peristiwa yang menyebabkan pembentukan alam semesta berdasarkan kajian kosmologi mengenai bentuk awal dan perkembangan alam semesta (dikenal juga dengan Teori Ledakan Dahsyat atau Model Ledakan Dahsyat). Berdasarkan permodelan ledakan ini, alam semesta, awalnya dalam keadaan sangat panas dan padat, mengembang secara terus menerus hingga hari ini. Berdasarkan pengukuran terbaik tahun 2009, keadaan awal alam semesta bermula sekitar 13,7 miliar tahun lalu,[1][2] yang kemudian selalu menjadi Referensi sebagai waktu terjadinya Big Bang tersebut.[3][4] Teori ini telah memberikan penjelasan paling komprehensif dan akurat yang didukung oleh metode ilmiah beserta pengamatan.[5][6]", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan BigBang?", "answers": [{"text": "peristiwa yang menyebabkan pembentukan alam semesta berdasarkan kajian kosmologi mengenai bentuk awal dan perkembangan alam semesta", "start_byte": 78, "limit_byte": 209}]} {"id": "-2366210906101509445-17", "language": "indonesian", "document_title": "John Lennon", "passage_text": "Setelah kematian Epstein pada tahun 1967, Lennon adalah orang yang tidak senang akan tindakan McCartney yang mengambil alih kepemimpinan band itu. Ia membenci proyek-proyek yang dipimpin McCartney, seperti film Magical Mystery Tour dan Let It Be. Lennon juga menjadi orang yang pertama kali melanggar kesepakatan awal The Beatles, yaitu untuk tidak membawa istri dan pacar pada proses rekaman, dengan membawa Yoko Ono dalam proses pembuatan album White Album pada tahun 1968. Lennon juga orang yang pertama menyatakan ingin keluar dari The Beatles.", "question_text": "apakah alasan Jhon lennon keluar dari the beatles?", "answers": [{"text": "tidak senang akan tindakan McCartney yang mengambil alih kepemimpinan band itu", "start_byte": 67, "limit_byte": 145}]} {"id": "-1983820620793565349-5", "language": "indonesian", "document_title": "Jaringan telepon di Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 16 Oktober 1882 jaringan telepon lokal pertama sekali digunakan di Indonesia yang diselenggarakan oleh pihak swasta yang mendapat izin konsesi selama 25 tahun. Jaringan telepon yang pertama ini menghubungkan Gambir dan Tanjung Priok (Batavia). Selanjutnya, pada tahun 1884 jaringan telepon dibangun di Semarang dan Surabaya. Khusus untuk hubungan telepon interlokal, perusahaan Intercommunaal Telefoon Maatschappij memperoleh konsesi selama dua puluh lima tahun untuk hubungan Batavia-Semarang, selanjutnya Batavia-Surabaya, disusul Batavia-Bogor dan kemudian Bandung-Sukabumi. Dalam pengembangan jaringan telepon ternyata perusahaan-perusahaan telepon itu hanya membuka hubungan telepon di kota-kota besar yang mendatangkan untung saja sehingga penyebaran jaringan telepon tidak merata.", "question_text": "Kapan telepon pertama kali digunakan di Indonesia ?", "answers": [{"text": "16 Oktober 1882", "start_byte": 13, "limit_byte": 28}]} {"id": "7514762514005140422-0", "language": "indonesian", "document_title": "James dan Lily Potter", "passage_text": "\nJames Potter adalah ayah dari Harry Potter dan suami dari Lily Evans. Berbeda dengan Lily, James adalah penyihir berdarah murni. James Potter dilahirkan pada tahun 1959 di Inggris.", "question_text": "siapakah orang tua Harry Potter?", "answers": [{"text": "James Potter adalah ayah dari Harry Potter dan suami dari Lily Evans", "start_byte": 1, "limit_byte": 69}]} {"id": "6286200104319526583-5", "language": "indonesian", "document_title": "Haloalkana", "passage_text": "Haloalkana umumnya menyerupai alkana induknya dalam hal tidak berwarna, relatif tidak berbau, dan hidrofobik. karbon tetraklorida (CCI\n4) adalah suatu padatan sementara karbon tetrafluorida (CF\n4) merupakan gas. Karena mereka terdiri dari sedikit ikatan C–H, halokarbon kurang mudah terbakar dibanding alkana, dan beberapa digunakan dalam alat pemadam kebakaran. Haloalkana adalah pelarut yang lebih baik daripada alkana yang sesuai karena meningkatnya polaritas mereka. Haloalkana yang mengandung halogen selain fluorin lebih reaktif daripada alkana induknya. Banyak dari mereka merupakan agen pengalkilasi, dengan haloalkana primer dan yang mengandung halogen lebih berat menjadi yang paling aktif (fluoroalkana tidak bertindak sebagai agen pengalkilasi dalam kondisi normal). Kemampuan membuat tipis lapisan ozon dari CFC muncul dari fotolabilitas dari ikatan C-Cl.", "question_text": "Apakah sifat umum Haloalkana?", "answers": [{"text": "menyerupai alkana induknya dalam hal tidak berwarna, relatif tidak berbau, dan hidrofobik", "start_byte": 19, "limit_byte": 108}]} {"id": "-31013619489695206-0", "language": "indonesian", "document_title": "Unsur kimia", "passage_text": "Unsur kimia adalah suatu spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya (yaitu, nomor atom, atau Z, yang sama).[1] Sebanyak 118 unsur telah diidentifikasi, yang 94 di antaranya terjadi secara alami di bumi. Sedangkan 24 sisanya, merupakan unsur sintetis. Terdapat 80 unsur yang memiliki sekurang-kurangnya satu isotop stabil dan 38 unsur yang merupakan radionuklida yang, seiring berjalannya waktu, meluruh menjadi unsur lain. Besi adalah unsur penyusun bumi paling melimpah (berdasarkan massa), sementara oksigen adalah yang paling melimpah di kerak bumi.[2]", "question_text": "Apa pengertian unsur kimia ?", "answers": [{"text": "spesies atom yang memiliki jumlah proton yang sama dalam inti atomnya", "start_byte": 25, "limit_byte": 94}]} {"id": "8310689721483064988-0", "language": "indonesian", "document_title": "LGBT", "passage_text": "\n\n\nLGBT atau GLBT adalah akronim dari \"lesbian, gay, biseksual, dan transgender\". Istilah ini digunakan semenjak tahun 1990-an dan menggantikan frasa \"komunitas gay\"[1] karena istilah ini lebih mewakili kelompok-kelompok yang telah disebutkan.[2]", "question_text": "Apa itu LGBT?", "answers": [{"text": "akronim dari \"lesbian, gay, biseksual, dan transgender\"", "start_byte": 25, "limit_byte": 80}]} {"id": "-3402950022983391459-3", "language": "indonesian", "document_title": "Arnulf I dari Bayern", "passage_text": "Bersama dengan sejumlah bangsawan Bayern, ayahanda Arnulf terbunuh dalam Pertempuran Pressburg (Bratislava) pada tahun 907, ketika Heerbann Bayern di bawah komandonya mengalami kekalahan hebat dalam sebuah kampanye melawan pasukan Hongaria Pangeran Agung Árpád. Setelah kematian ayahandanya, Arnulf menggantikannya di tanah-tanah Bayern, dan tak lama kemudian ia bergelar \"Adipati Bayern\"[2] sebagai penguasa di sekitar wilayah Regensburg. Sebagai seorang pemimpin yang energik dan agresif, ia mendapat banyak dukungan oleh bangsawan setempat, namun selama kenaikannya ke wilayah kadipaten, ia dihadapkan dengan serangan terus-menerus dari bangsa Hongaria. Serangan-serangan ini telah menyia-nyiakan tanah-tanah Francia Timur di Bayern, Sachsen, dan Thüringen.[3]", "question_text": "Kapan Arnulf menjadi seorang Adipati ?", "answers": [{"text": "907", "start_byte": 119, "limit_byte": 122}]} {"id": "4101715036447717200-0", "language": "indonesian", "document_title": "G7", "passage_text": "Grup 7 (G7) adalah sebuah grup yang terdiri dari Kanada, Perancis, Jerman, Italia, Jepang, Britania Raya, dan Amerika Serikat. Uni Eropa juga diwakili di G7. Negara-negara tersebut merupakan tujuh ekonomi maju utama seperti yang dilaporkan oleh Yayasan Moneter Internasional: Negara-negara G7 mewakili lebih dari 64% kekayaan bersih global ($263 triliun).[1]", "question_text": "Berapa jumlah anggota dari G7?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 191, "limit_byte": 196}]} {"id": "3279015403028403108-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pasukan Rakyat Kalimantan Utara", "passage_text": "Pasukan Rakyat Kalimantan Utara atau Paraku merupakan sayap bersenjata di bawah naungan NKCP (North Kalimantan Communist Party), sebuah partai politik komunis yang berlokasi di Sarawak, Malaysia. NKCP dibentuk tanggal 19 September 1971 di bawah pimpinan Wen Min Chyuan dari sebuah organisasi bernama Organisasi Komunis Sarawak. Ia pernah menjadi anggota partai Sarawak United People's Party pada tahun 1960-1964. Keanggotaan NKCP didominasi oleh etnis China.", "question_text": "Siapa pemimpin pertama NKCP?", "answers": [{"text": "Wen Min Chyuan", "start_byte": 254, "limit_byte": 268}]} {"id": "-2748451147924379402-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Kamen Rider(仮面ライダー,Kamen Raidā), Indonesian: \"Pengendara Bertopeng\", atau juga dikenal di Indonesia sebagai Ksatria Baja, adalah seri tokusatsu dan manga fiksi sains yang diciptakan oleh Shotaro Ishinomori. Seri tokusatsu ini pertama kali ditayangkan mulai tanggal 3 April 1971 sampai 10 Februari 1973 sebanyak 98 episode di Mainichi Broadcasting System dan NET TV (sekarang TV Asahi).", "question_text": "Kapan Kamen Rider pertama diproduksi ?", "answers": [{"text": "3 April 1971", "start_byte": 278, "limit_byte": 290}]} {"id": "2889303190183165177-0", "language": "indonesian", "document_title": "Aang", "passage_text": "Aang adalah nama salah satu tokoh fiktif dalam serial animasi televisi Nickelodeon berjudul Avatar: The Legend of Aang. Pengisi suaranya adalah Zach Tyler Eisen. Sebagai tokoh utama, Aang selalu muncul dalam episode, kecuali satu, yaitu episode \"Zuko Alone.\" Aang juga muncul dalam media lain, seperti misalnya kartu permainan,[1][2] permainan video,[3][4] T-shirt,[5] dan komik web.[6] Kebanyakan sifat-sifat Aang, seperti misalnya tidak makan daging,[7] diambil dari tradisi agama Buddha dan Tao.[8] Penciptanya ingin Aang tampil sebagai tokoh yang mengalahkan musuh dengan kebijaksanaan dan menjadi pahlawan cerdik.[9]", "question_text": "Siapakah tokoh utama dalam Avatar: The Legend of Aang?", "answers": [{"text": "Aang", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "-815074460806529546-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar film Detektif Conan", "passage_text": "Film-film tersebut dirilis setiap bulan April, pada minggu golden-week sejak tahun 1997. Setiap film memiliki jalur plot tesendiri dan bukan merupakan adaptasi dari cerita manganya (non-canon). Di antara film-film ini, hanya 14 film pertama yang pernah ditayangkan di Indonesia melalui Indosiar. Sejak 2016, film tuturan Detektif Conan mulai ditayangkan di bioskop Indonesia, lewat jaringan bioskop CGV Blitz dan Cinemaxx.", "question_text": "Kapan Detektif Conan mulai difilmkan ?", "answers": [{"text": "1997", "start_byte": 83, "limit_byte": 87}]} {"id": "-6171485883901968587-1", "language": "indonesian", "document_title": "Misa", "passage_text": "Istilah Misa berasal dari kata bahasa Latin kuno missa yang secara harafiah berarti pergi berpencar atau diutus. Kata ini dipakai dalam rumusan pengutusan dalam bagian akhir Perayaan Ekaristi yang berbunyi \"Ite, missa est\" (Pergilah, tugas perutusan telah diberikan) yang dalam Tata Perayaan Ekaristi di Indonesia dipakai rumusan kata-kata \"Marilah pergi. Kita diutus.\"[1]", "question_text": "dari manakah asal kata Misa?", "answers": [{"text": "bahasa Latin kuno", "start_byte": 31, "limit_byte": 48}]} {"id": "3953012623443547245-18", "language": "indonesian", "document_title": "Huo Yuanjia", "passage_text": "Huo Yuanjia meninggal pada tanggal 9 Agustus 1910 di rumah sakit Palang merah, Shanghai. Kematiannya sendiri masih merupakan sebuah misteri. Ada yang mengatakan bahwa Huo Yuanjia meninggal oleh karena diracun oleh orang-orang Jepang yang tidak bisa menerima kekalahan di dalam pertandingan antara Judo Vs Wu Shu. Ada yang mencurigai bahwa pihak penjajah Eropa adalah yang sebenarnya bertanggung jawab atas kematian Huo Yuanjia.", "question_text": "tahun berapakah Huo Yuanjia meninggal?", "answers": [{"text": "1910", "start_byte": 45, "limit_byte": 49}]} {"id": "3958454889502177784-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ayyubiyah", "passage_text": "Dinasti Ayyubiyah atau Bani Ayyubiyah (Arabic: الأيوبيون‎ al-Ayyūbīyūn; Kurdish: خانەدانی ئەیووبیان‎ Xanedana Eyûbiyan) adalah sebuah dinasti Muslim berlatar belakang Kurdi[2][3][4] yang didirikan oleh Salahuddin Ayyubi dan berpusat di Mesir. Dinasti tersebut memerintah sebagian besar wilayah Timur Tengah pada abad ke-12 dan ke-13. Salahuddin mulai menjabat sebagai wazir di Mesir Fatimiyah pada tahun 1169. Ia kemudian melengserkan Fatimiyah pada tahun 1171. Tiga tahun kemudian, setelah kematian atasannya dari Dinasti Zankiyah, Nuruddin Zanki, Salahuddin dinyatakan sebagai sultan.[5] Dalam kurun waktu satu dasawarsa kemudian, Ayyubiyah mengobarkan perang penaklukan di wilayah Timur Tengah. Pada tahun 1183, mereka telah menguasai Mesir, Suriah, Mesopotamia utara, Hijaz, Yaman, dan pesisir Afrika Utara hingga mencapai perbatasan Tunisia modern. Sebagian besar wilayah Kerajaan Yerusalem jatuh ke tangan Salahuddin setelah ia berhasil memperoleh kemenangan yang gemilang dalam Pertempuran Hittin pada tahun 1187. Namun, Tentara Salib berhasil merebut kembali wilayah pesisir Palestina pada dasawarsa 1190-an.", "question_text": "Kapan Bani Ayyubiyah berdiri ?", "answers": [{"text": "abad ke-12", "start_byte": 346, "limit_byte": 356}]} {"id": "2552667415240339059-0", "language": "indonesian", "document_title": "Argentina", "passage_text": "Republik Argentina (Spanish: República Argentina), lebih dikenal sebagai Argentina, merupakan negara Amerika Latin terbesar kedua dan negara berbahasa Spanyol terbesar di dunia. Argentina terletak di bagian selatan benua Amerika Selatan. Posisinya berada di antara Pegunungan Andes di barat dan Samudra Atlantik di selatan. Lokasi ini membuat Argentina dikenal sebagai 'negara paling selatan di selatan' (bahasa Spanyol: \"Sur del sur\"). Argentina mempunyai kawasan yang luas dan merupakan negara terbesar kedelapan di dunia sedangkan ibu kotanya Buenos Aires adalah salah satu metropolitan yang terpadat di dunia. Negara ini berbatasan dengan Paraguay dan Bolivia di sebelah utara, Brasil dan Uruguay di timur laut dan Chili di sebelah barat. Nama resminya untuk kepentingan legislatif ialah 'Negara Argentina' (Nacion Argentina).", "question_text": "apakah nama ibukota Argentina?", "answers": [{"text": "Buenos Aires", "start_byte": 547, "limit_byte": 559}]} {"id": "-7757440681326849159-0", "language": "indonesian", "document_title": "Filsafat", "passage_text": "Filsafat (dari bahasa Yunani φιλοσοφία, philosophia, secara harfiah bermakna \"pecinta kebijaksanaan\" [1][2] ) adalah kajian masalah umum dan mendasar tentang persoalan seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran, dan bahasa [3]. Istilah ini kemungkinan pertama kali diungkapkan oleh Pythagoras (c. 570–495 SM). Metode yang digunakan dalam filsafat antara lain mengajukan pertanyaan, diskusi kritikal, dialektik, dan presentasi sistematik.[4][5] Pertanyaan filosofis klasik antara lain: Apakah memungkinkan untuk mengetahui segala sesuatu dan membuktikanya?[6][7][8] Apa yang paling nyata? Para filsuf juga mengajukan pertanyaan yang lebih praktis dan konkret seperti: Apakah ada cara terbaik untuk hidup? Apakah lebih baik menjadi adil atau tidak adil (jika seseorang bisa lolos begitu saja)[9] Apakah manusia memiliki kehendak bebas?[10]", "question_text": "Apa definisi dari filsafat ?", "answers": [{"text": "kajian masalah umum dan mendasar tentang persoalan seperti eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran, dan bahasa", "start_byte": 126, "limit_byte": 242}]} {"id": "-4679543479812975822-0", "language": "indonesian", "document_title": "Meningitis", "passage_text": "Meningitis atau radang selaput otak adalah radang pada membran yang menyelubungi otak dan sumsum tulang belakang, yang secara kesatuan disebut meningen.[1] Radang dapat disebabkan oleh infeksi oleh virus, bakteri, atau juga mikroorganisme lain, dan walaupun jarang dapat disebabkan oleh obat tertentu.[2] Meningitis dapat menyebabkan kematian karena radang yang terjadi di otak dan sumsum tulang belakang; sehingga kondisi ini diklasifikasikan sebagai kedaruratan medis.[1][3]", "question_text": "Apa penyebab dari Meningitis ?", "answers": [{"text": "infeksi oleh virus, bakteri, atau juga mikroorganisme lain, dan walaupun jarang dapat disebabkan oleh obat tertentu", "start_byte": 185, "limit_byte": 300}]} {"id": "7678850166796500050-2", "language": "indonesian", "document_title": "Lophopsittacus mauritianus", "passage_text": "Lophopsittacus mauritianus mula-mula disebut sebagai \"gagak India\" dalam jurnal-jurnal kapal Belanda dari 1598. Hanya sedikit deskripsi kontemporer dan tiga penggambaran yang diketahui. Spesies tersebut mula-mula dideskripsikan secara saintifik dari sebuah subfosil rahang bawah pada 1866, namun tak dihubungkan dengan catatan-catatan lama sampai penemuan kembali sketsa mendetail tahun 1601 yang disertai deskripsi-deskripsi lama. Burung tersebut telah punah pada abad ke-17 akibat penggundulan hutan, dimangsa oleh spesies invasif, dan mungkin juga perburuan.", "question_text": "apakah alasan utama kepunahan Lophopsittacus mauritianus?", "answers": [{"text": "penggundulan hutan, dimangsa oleh spesies invasif, dan mungkin juga perburuan", "start_byte": 483, "limit_byte": 560}]} {"id": "3105168833694610114-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kamera", "passage_text": "\nPada tahun 1826, Joseph Nicepore Niepce mempublikasikan gambar dari bayangan yang dihasilkan kameranya, yang berupa gambaran kabur atap-atap rumah pada sebuah lempengan campuran timah yang dipekakan yang kemudian dikenal sebagai foto pertama. Kemudian, pada tahun 1839, Louis Daguerre mempublikasikan temuannya berupa gambar yang dihasilkan dari bayangan sebuah jalan di Paris pada sebuah pelat tembaga berlapis perak. Daguerre yang mengadakan kongsi pada tahun 1829 dengan Niepce meneruskan program pengembangan kamera, meski Niepce meninggal dunia pada 1833, mengembangkan kamera yang dikenal sebagai kamera daguerreotype yang dianggap praktis dalam dunia fotografi, dimana sebagai imbalan atas temuannya, Pemerintah Perancis memberikan hadiah uang pensiun seumur hidup kepada Daguerre dan keluarga Niepce. Kamera daguerreotype kemudian berkembang menjadi kamera yang dikembangkan sekarang.", "question_text": "Siapakah yang menemukan kamera?", "answers": [{"text": "1826", "start_byte": 12, "limit_byte": 16}]} {"id": "-7707219339197462610-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibu kota Belanda", "passage_text": "\n\nMenurut konstitusi Belanda, Amsterdam adalah ibu kota Belanda, meskipun parlemen dan pemerintah Belanda telah berada di Den Haag sejak 1588, demikian pula dengan Mahkamah Agung dan Dewan Negara.[1][2] Sejak revisi Konstitusi tahun 1983, Pasal 32 secara khusus menyebutkan bahwa \"Raja yang akan disumpah dan dilantik sesegera mungkin di ibu kota, Amsterdam\",[3][4] sebagai satu-satunya referensi dalam Konstitusi yang menyatakan bahwa Amsterdam adalah ibu kota.", "question_text": "Apakah ibukota Belanda?", "answers": [{"text": "Amsterdam", "start_byte": 30, "limit_byte": 39}]} {"id": "2445656835432852267-13", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Kekuasaan di Mesir diatur dengan sistem semipresidensial multipartai. Secara teoretis, kekuasaan eksekutif dibagi antara presiden dan perdana menteri namun dalam praktiknya kekuasaan terpusat pada presiden, yang selama ini dipilih dalam pemilu dengan kandidat tunggal. Mesir juga mengadakan pemilu parlemen multipartai.", "question_text": "Bagaimankah sistem pemerintahan Mesir?", "answers": [{"text": "semipresidensial multipartai", "start_byte": 40, "limit_byte": 68}]} {"id": "-8416496125094850201-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ibnu Khaldun", "passage_text": "\n\n\nIbnu Khaldun, nama lengkap: Abu Zayd 'Abd al-Rahman ibn Muhammad ibn Khaldun al-Hadrami (عبد الرحمن بن محمد بن خلدون الحضرمي) () adalah seorang sejarawan muslim dari Tunisia dan sering disebut sebagai bapak pendiri ilmu historiografi, sosiologi dan ekonomi. Karyanya yang terkenal adalah Muqaddimah (Pendahuluan).", "question_text": "Siapakah Ibnu Kaldhun?", "answers": [{"text": "ejarawan muslim dari Tunisia dan sering disebut sebagai bapak pendiri ilmu historiografi, sosiologi dan ekonomi", "start_byte": 177, "limit_byte": 288}]} {"id": "-7332292021760950620-3", "language": "indonesian", "document_title": "Bapak bangsa Indonesia", "passage_text": "Mohammad Hatta, bapak bangsa yang juga dijuluki Proklamator mendampingi Soekarno. Seorang ideolog, demokrat, pemikir dan ahli ekonomi. Ia mendapatkan gelar sarjana ekonomi dari Handels Hogeschool kemudian menjadi Economische Hogeschool, sekarang menjadi Universitas Erasmus Rotterdam, Belanda. Lahir di Bukittinggi, Sumatera Barat pada 12 Agustus 1902, putra dari pasangan Minangkabau, Muhammad Djamil dan Siti Saleha. Hatta juga dijuluki sebagai \"Bapak Koperasi Indonesia\", dan merupakan pencetus politik luar negeri Indonesia yang bebas aktif yang ditulis dalam bukunya Mendayung di antara Dua Karang. Hatta meninggal dunia di Jakarta pada 14 Maret 1980.", "question_text": "Siapa bapak politik Indonesia?", "answers": [{"text": "Mohammad Hatta", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "6840792555744042482-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kemiri", "passage_text": "Kemiri (Aleurites moluccana), adalah tumbuhan yang bijinya dimanfaatkan sebagai sumber minyak dan rempah-rempah. Tumbuhan ini masih sekerabat dengan singkong dan termasuk dalam suku Euphorbiaceae. Dalam perdagangan antarnegara dikenal sebagai candleberry, Indian walnut, serta candlenut. Pohonnya disebut sebagai varnish tree atau kukui nut tree. Minyak yang diekstrak dari bijinya berguna dalam industri untuk digunakan sebagai bahan campuran cat.", "question_text": "Apakah nama ilmiah buah keras?", "answers": [{"text": "Aleurites moluccana", "start_byte": 8, "limit_byte": 27}]} {"id": "4171023397679617294-1", "language": "indonesian", "document_title": "Red Hot Chili Peppers", "passage_text": "RHCP telah mengeluarkan sembilan album studio, sembilan #1 modern rock hits, dan telah menjual hampir 50 juta keping album di dunia (37 juta terjual untuk ketiga album Blood Sugar Sex Magik, Californication dan By the Way).", "question_text": "berapakah jumlah album Red Hot Chili Peppers?", "answers": [{"text": "sembilan", "start_byte": 24, "limit_byte": 32}]} {"id": "624736624156297728-4", "language": "indonesian", "document_title": "Rotasi Bumi", "passage_text": "Kala revolusi bumi dalam satu kali mengelilingi matahari adalah 365¼ hari. Sepanjang Bumi berevolusi, rotasi bumi tidak selalu tegak lurus terhadap bidang ekliptika melainkan berosilasi dengan kemiringan yang membentuk sudut hingga 23,50 derajat terhadap matahari. Sudut ini diukur dari garis imajiner yang membelah kutub utara dan kutub selatan yang disebut dengan garis khatulistiwa.", "question_text": "Berapa lama bumi mengitari matahari ?", "answers": [{"text": "365¼ hari", "start_byte": 64, "limit_byte": 74}]} {"id": "7945561568248360772-1", "language": "indonesian", "document_title": "Istana Korea", "passage_text": "Kerajaan-kerajaan kuno Korea telah mendirikan ibu kota dan istana mulai abad ke-1 Sebelum Masehi, namun bentuk-bentuknya tidak lagi dapat diketahui.[3] Bahkan tidak ada sedikitpun bukti arsitektur yang bisa dipelajari dari kerajaan Gojoseon (2333 SM-250 SM). Istana-istana Tiga Kerajaan (57 SM-668 M) dapat diketahui secara kasar lewat beberapa catatan sejarah dan situs-situs bersejarah. Gambaran awal yang paling jelas dapat ditelusuri lewat rancangan ibu kota Dinasti Goryeo (918-1392), Gaegyeong.[3]", "question_text": "Siapa pendiri Istana Korea?", "answers": [{"text": "Kerajaan-kerajaan kuno", "start_byte": 0, "limit_byte": 22}]} {"id": "9050668601958638919-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jarak bulan (astronomi)", "passage_text": "\n\nDalam astronomi, jarak bulan adalah ukuran jarak dari bumi ke bulan. Jarak rata-rata dari Bumi ke Bulan adalah 384,400km (238,900mi).[1] (setidaknya 389 jb adalah 1 AU, jarak antara Bumi dan Matahari) Jarak aslinya berubah-ubah mengikuti orbit bulan, dari 363,104km (225,622mi) pada saat perige dan 405,696km (252,088mi) pada saat apoge menghasilkan perbedaan jarak 42,592km (26,465mi).", "question_text": "berapakah jarak Bulan ke bumi?", "answers": [{"text": "384,400km", "start_byte": 113, "limit_byte": 122}]} {"id": "1771596318678334340-18", "language": "indonesian", "document_title": "Muhammad", "passage_text": "Muhammad pertama kali diangkat menjadi rasul pada malam hari tanggal 17 Ramadhan/ 6 Agustus 611 M, diriwayatkan Malaikat Jibril datang dan membacakan surah pertama dari Quran yang disampaikan kepada Muhammad, yaitu surah Al-Alaq. Muhammad diperintahkan untuk membaca ayat yang telah disampaikan kepadanya, namun ia mengelak dengan berkata ia tak bisa membaca. Jibril mengulangi tiga kali meminta agar Muhammad membaca, tetapi jawabannya tetap sama. Jibril berkata:", "question_text": "Kapankah Muhammad diangkat menjadi nabi ?", "answers": [{"text": "17 Ramadhan/ 6 Agustus 611 M", "start_byte": 69, "limit_byte": 97}]} {"id": "-6963510844726644269-115", "language": "indonesian", "document_title": "Martin Luther", "passage_text": "Suatu serangan stroke menghentikan ucapan Luther ketika itu, dan ia wafat tidak lama kemudian pada pukul 2:45 tanggal 18 Februari 1546, dalam usianya yang ke-62, di Eisleben, kota kelahirannya. Ia dimakamkan di Gereja Kastel (Schlosskirche), Wittenberg, di bawah mimbar gereja itu.[252] Upacara pemakaman dibawakan oleh teman-temannya, Johannes Bugenhagen dan Philipp Melanchthon.[253] Setahun kemudian, pasukan dari salah satu seteru Luther, Kaisar Romawi Suci Karl V, memasuki kota tersebut, namun diperintahkan oleh sang kaisar untuk tidak mengusik makamnya.[253]", "question_text": "Kapan Martin Luther meninggal ?", "answers": [{"text": "18 Februari 1546", "start_byte": 118, "limit_byte": 134}]} {"id": "-3520948147265225827-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jerman", "passage_text": "\n\nRepublik Federal Jerman (bahasa Jerman: Bundesrepublik Deutschland) adalah negara berbentuk federasi di Eropa Barat. Negara ini memiliki posisi ekonomi dan politik yang sangat penting di Eropa maupun di dunia. Dengan luas 357.021 kilometer persegi (kira-kira dua setengah kali pulau Jawa) dan penduduk sekitar 82 juta jiwa, negara dengan 16 negara bagian (Bundesland, jamak: Bundesländer) ini menjadi anggota kunci organisasi Uni Eropa (penduduk terbanyak), penghubung transportasi barang dan jasa antarnegara sekawasan, serta menjadi negara dengan penduduk imigran ketiga terbesar di dunia.[1]", "question_text": "berapakah luas Jerman?", "answers": [{"text": "357.021 kilometer persegi", "start_byte": 224, "limit_byte": 249}]} {"id": "5254277144449946540-19", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Dharmasraya", "passage_text": "Kabupaten Dharmasraya berkembang sebagai salah satu penghasil kelapa sawit atau buah pasir menurut istilah setempat. Di samping itu, kabupaten ini juga merupakan produsen berbagai jenis tanaman keras lainnya, seperti kulit manis, karet, kelapa, gambir, kopi, cokelat, cengkih, dan pinang. Lahan perkebunan di sana lebih didominasi karet dan sawit. Penghasil kelapa sawit paling banyak di kabupaten ini adalah Kecamatan Sungai Rumbai.", "question_text": "Apa penghasilan utama masyarakat Dharmasraya ?", "answers": [{"text": "karet dan sawit", "start_byte": 331, "limit_byte": 346}]} {"id": "8744565367463738528-0", "language": "indonesian", "document_title": "Srikandi", "passage_text": "\nSrikandi adalah salah satu tokoh dalam wiracarita dari India, yaitu Mahabharata. Dalam kisah, ia merupakan putri Raja Drupada dengan Dewi Gandawati dari Kerajaan Panchala. Dalam kitab Mahabharata bagian awal (Adiparwa) dijelaskan bahwa ia merupakan penitisan putri kerajaan Kasi bernama Amba, yang tewas karena dipanah oleh Bisma, pangeran kerajaan Kuru. Kemudian jiwanya terlahir kembali sebagai seorang wanita. Namun karena sabda dewata, ia diasuh sebagai seorang pria, atau kadangkala berjenis kelamin netral (waria). Dalam versi pewayangan Jawa terjadi hal yang hampir sama, namun dalam pewayangan Jawa dikisahkan bahwa ia menikahi Arjuna dan ini merupakan perbedaan yang sangat jauh jika dibandingkan dengan kisah Mahabharata versi India.", "question_text": "Berapa jumlah putri Raja Kasi dalam wiracarita Mahabharata?", "answers": [{"text": "Amba", "start_byte": 289, "limit_byte": 293}]} {"id": "-1852128482661037707-0", "language": "indonesian", "document_title": "Romusa", "passage_text": "Romusha (労務者 rōmusha: \"buruh\", \"pekerja\") adalah panggilan bagi orang-orang Indonesia yang dipekerjakan secara paksa pada masa penjajahan Jepang di Indonesia dari tahun 1942 hingga 1945. Kebanyakan romusha adalah petani, dan sejak Oktober 1943 pihak Jepang mewajibkan para petani menjadi romusha.[1] Mereka dikirim untuk bekerja di berbagai tempat di Indonesia serta Asia Tenggara. Jumlah orang-orang yang menjadi romusha tidak diketahui pasti - perkiraan yang ada bervariasi dari 4 hingga 10 juta.[2]", "question_text": "apakah arti kata Romusha?", "answers": [{"text": "buruh", "start_byte": 30, "limit_byte": 35}]} {"id": "5934438485220614483-0", "language": "indonesian", "document_title": "Protestanisme", "passage_text": "\nProtestanisme adalah sebuah denominasi dalam agama Kristen. denominasi ini muncul setelah protes Martin Luther pada tahun 1517 dengan 95 dalilnya.", "question_text": "Kapan kristen protestan muncul ?", "answers": [{"text": "1517", "start_byte": 123, "limit_byte": 127}]} {"id": "-1396565215586836510-10", "language": "indonesian", "document_title": "Internet Sehat dan Aman", "passage_text": "Internet sehat diluncurkan pada situs resmi dan brosur salinan internet sehat dalam edisi perdananya pada tanggal 29 April 2002, yang diprakarsai oleh penggiat Internet Sehat Donny B.U. Mulai diperkenalkan dengan nama internet sehat versi rakyat di kalangan internasional pada tahun 2009. Penggunaan istilah rakyat untuk membedakannya dengan berbagai program lainnya. Internet versi rakyat ini pro pada kebebasan berekspresi di internet secara aman dan bijak dengan pendekatan self-censorship dan pemberdayaan masyarakat. Diperkenalkan di workshop khusus bagi peneliti dan aktivis ICT (Information and communication Technology) di Asia dalam lingkup OpenNet Initiative di wawasan Open University, Penang, Malaysia tahun 2009. Internet sehat versi rakyat disebut sebagai program advokasi publik dengan media baru yang digabungkan dengan media offline. Media offline yang digunakan dalam sosialisasi internet sehat meliputi workshop, seminar, dan juga dilengkapi dengan penyediaan booklet panduan dalam bentuk hardcopy maupun softcopy, merchandise, lomba blog sehat dengan tujuan meningkatkan awareness publik. Internet sehat versi rakyat yang dicanangkan dan dijalankan oleh ICT Watch sejak 2002 hadir untuk \"Mengedepankan kebebasan berekspresi di internet secara aman (safely) dan bijak (wisely), dengan pendekatan self-censorship dan pemberdayaan masyarakat\". Dalam kegiatannya, internet sehat selalu menanamkan semangat untuk partisipasi dari masyarakat luas. Kerjasama Internet sehat selalu berhubungan dengandengan berbagai kalangan swasta, masyarakat dan pemerintah, yang kemudian diadopsi oleh pemerintah dalam program INSAN.", "question_text": "Kapan program Internet Sehat dan Aman pertama kali diadakan?", "answers": [{"text": "29 April 2002", "start_byte": 114, "limit_byte": 127}]} {"id": "3095529857278834438-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bangkok", "passage_text": "\nBangkok (bahasa Thailand: กรุงเทพฯ, กรุงเทพมหานคร, atau Krung Thep, Krung Thep Maha Nakhon)(กรุงเทพมหานคร) adalah ibu kota dan kota terbesar di Thailand. Kota ini terletak di tepi barat Sungai Chao Phraya, dekat Teluk Thailand.", "question_text": "Apakah nama ibukota Thailand?", "answers": [{"text": "Bangkok", "start_byte": 1, "limit_byte": 8}]} {"id": "-348659371235932161-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekristenan di Indonesia", "passage_text": "Agama Kristen pertama kali datang ke Indonesia pada abad ke-7. Melalui gereja Assiria (Gereja Timur) yakni berdiri di dua tempat yakni, Pancur (Sekarang wilayah dari Deli Serdang) dan Barus (Sekarang wilayah dari: Tapanuli Tengah) di Sumatra (645 M).", "question_text": "Kapankah agama Kristen pertama kali masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "abad ke-7", "start_byte": 52, "limit_byte": 61}]} {"id": "-907562399358944756-3", "language": "indonesian", "document_title": "Leonardus Benyamin Moerdani", "passage_text": "Moerdani lahir pada 2 Oktober 1932 di Cepu, Blora, Jawa Tengah dari pasangan R.G. Moerdani Sosrodirjo, seorang pekerja kereta api dan istrinya yang seorang Indo Eurasia Jeanne Roech, yang memiliki darah setengah Jerman. Moerdani adalah anak ke-3 dari 11 bersaudara. Meskipun seorang Muslim, Moerdani Sosrodirjo mentolerir istrinya dan iman Katolik anak-anaknya.[1]", "question_text": "Darimana asal L.B. Moerdani?", "answers": [{"text": "Cepu, Blora, Jawa Tengah", "start_byte": 38, "limit_byte": 62}]} {"id": "-625391067502105318-0", "language": "indonesian", "document_title": "Surah Luqman", "passage_text": "Surah Luqman (Arab: لقمان, \"Luqman al-Hakim\") adalah surah ke-31 dalam al-Qur'an. Surah ini terdiri dari atas 34 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Surah ini diturunkan setelah surah As-Saffat. Nama Luqman diambil dari kisah tentang Luqman yang diceritakan dalam surah ini tentang bagaimana ia mendidik anaknya.", "question_text": "Menceritakan tentang apakah Surah Luqman?", "answers": [{"text": "kisah tentang Luqman yang diceritakan dalam surah ini tentang bagaimana ia mendidik anaknya", "start_byte": 238, "limit_byte": 329}]} {"id": "-2800878380107176848-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yerusalem", "passage_text": "Yerusalem (/dʒəˈruːsələm/; Hebrew: יְרוּשָׁלַיִם Yerushaláyim pronounced[jeruˈʃalajim](listen); Arabic: القُدس‎ al-Quds pronounced[ˈaːɫ ˈquːdsˤ](listen))[i] merupakan salah satu kota tertua di dunia, terletak di sebuah dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati. Kota ini dianggap suci dalam tiga agama Abrahamik utama—Yudaisme, Kekristenan, dan Islam.", "question_text": "Dimanakah letak Yerusalem ?", "answers": [{"text": "dataran tinggi di Pegunungan Yudea antara Laut Tengah dan Laut Mati", "start_byte": 255, "limit_byte": 322}]} {"id": "-2023172407783306487-0", "language": "indonesian", "document_title": "South African Airways", "passage_text": "South African Airways (SAA) merupakan perusahaan maskapai penerbangan internasional dan domestik terbesar di Afrika Selatan, dengan hub di Cape Town dan Johannesburg. Juga dikenal dalam Bahasa Afrikaans sebagai Suid-Afrikaanse Lugdiens (SAL), meskipun versi nama ini tidak lagi muncul pada badan pesawat.", "question_text": "Dimana kantor pusat South African Airways?", "answers": [{"text": "Cape Town dan Johannesburg", "start_byte": 139, "limit_byte": 165}]} {"id": "-5899955433662858526-0", "language": "indonesian", "document_title": "Digital", "passage_text": "Digital berasal dari kata Digitus, dalam bahasa Yunani berarti jari jemari. Apabila kita hitung jari jemari orang dewasa, maka berjumlah sepuluh (10). Nilai sepuluh tersebut terdiri dari 2 radix, yaitu 1 dan 0, oleh karena itu Digital merupakan penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on (bilangan biner). Semua sistem komputer menggunakan sistem digital sebagai basis datanya. Dapat disebut juga dengan istilah Bit (Binary Digit).", "question_text": "Apakah pengertian dari digital ?", "answers": [{"text": "penggambaran dari suatu keadaan bilangan yang terdiri dari angka 0 dan 1 atau off dan on", "start_byte": 245, "limit_byte": 333}]} {"id": "2760603679582944620-5", "language": "indonesian", "document_title": "Proyek bom atom Soviet", "passage_text": "Di samping kesulitan yang dihadapi oleh Akademi Sains Rusia selama revolusi nasional pada tahun 1917, yang diikuti oleh kekerasan perang saudara pada tahun 1922, ilmuwan Rusia membuat upaya luar biasa dalam kemajuan penelitian fisika di Uni Soviet pada tahun 1930-an.[7]:35-36 Sebelum revolusi pertama tahun 1905, Ahli Mineralogi Vladimir Vernadsky telah melakukan sejumlah panggilan publik untuk survei deposito uranium Rusia, tetapi tidak ada yang memperhatikan.:37", "question_text": "Kapan rusia memulai industri senjata nuklir ?", "answers": [{"text": "1930-an", "start_byte": 259, "limit_byte": 266}]} {"id": "7208307841711714210-1", "language": "indonesian", "document_title": "Multi Bintang Indonesia", "passage_text": "Sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan perusahaan, brewery kedua dibangun di Tangerang. Pada tahun yang sama, perusahaan berganti nama menjadi PT Perusahaan Bir Indonesia. Brewery kedua ini kemudian mulai beroperasi pada tahun 1973. Pada 1 January 1981, Perusahaan mengambil alih PT Brasseries de l'Indonesia yang memproduksi bir dan minuman ringan di Medan. Untuk mencerminkan peningkatan usaha dan aktifitas akuisisi ini, sejak tanggal 2 September 29181, nama perusahaan menjadi PT Multi Bintang Indonesia dan tempat kedudukan kemudian dipindahkan ke Jakarta. Perusahaan juga mencatatkan sahamnya di Bura Efek Indonesia (BEI).", "question_text": "Apa nama PT yang memproduksi bir Bintang?", "answers": [{"text": "PT Multi Bintang Indonesia", "start_byte": 482, "limit_byte": 508}]} {"id": "-8125022424653826106-5", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Amerika Serikat", "passage_text": "Setelah tahun 1820, serangkaian kompromi menunda pertikaian mengenai masalah perbudakan. Pada pertengahan tahun 1850-an, kekuatan Republik merebut kendali politik atas Utara dan berjanji untuk menghentikan perluasan perbudakan, yang mengindikasikan penghapusan perbudakan. Pemilihan presiden pada tahun 1860 yang dimenangkan oleh Abraham Lincoln dari partai Republik membuat sebelas negara budak melepaskan diri dan mendirikan Konfederasi pada tahun 1861. Setelah empat tahun pertumpahan darah, Uni, di bawah Presiden Lincoln dan Ulysses S. Grant sebagai jendera panglima mengalahkan Selatan dengan Robert E. Lee sebagai jenderalnya yang paling terkenal. Akhirnya perbudakan dihapuskan dan Selatan menjadi miskin. Pada era Rekontsruksi (1863–77), Amerika Serikat mengakhiri perbudakan dan memperluas hak hukum dan hak suara untuk mantan budak (Orang Afrika Amerika yang pernah menjadi budak). Pemerintah nasional menjadi lebih kuat, dan karena Amendemen Keempat Belas, pemerintah kini memiliki tugas nyata untuk melindungi hak individu. Rekonstruksi berakhir pada 1877 dan sejak tahun 1890-an hingga 1960-an sistem Jim Crow (segregasi) membuat orang kulit hitam berada dalam inferioritas politik, sosial, dan ekonomi. Seluruh Selatan mengalami kemiskinan hingga paruh kedua abad ke-20, ketika Utara dan Barat berkembang dan makmur dengan cepat.", "question_text": "Dari manakah asal penduduk yang menjadi budak di Amerika Serikat ?", "answers": [{"text": "Orang Afrika Amerika", "start_byte": 846, "limit_byte": 866}]} {"id": "2598485864298021381-16", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah golf", "passage_text": "Museum Golf Britania di kota St Andrews, Fife, Skotlandia. Di kota yang sama terdapat klub golf tertua di dunia, Royal and Ancient Golf Club of St Andrews.\nMuseum Asosiasi Golf Amerika Serikat dan Pusat Sejarah Golf Arnold Palmer di Far Hills, New Jersey. Museum ini berada dekat kantor Asosiasi Golf Amerika Serikat.\nWorld Golf Hall of Fame di St. Augustine, Florida\nCanadian Golf Hall of Fame di Oakville, Ontario.", "question_text": "Apakah nama klub golf tertua di Skotlandia?", "answers": [{"text": "Royal and Ancient Golf Club of St Andrews", "start_byte": 113, "limit_byte": 154}]} {"id": "-7816932596573231237-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fermentasi", "passage_text": "\nFermentasi adalah proses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik (tanpa oksigen). Secara umum, fermentasi adalah salah satu bentuk respirasi anaerobik, akan tetapi, terdapat definisi yang lebih jelas yang mendefinisikan fermentasi sebagai respirasi dalam lingkungan anaerobik dengan tanpa akseptor elektron eksternal.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan proses fermentasi ?", "answers": [{"text": "proses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik (tanpa oksigen)", "start_byte": 19, "limit_byte": 91}]} {"id": "100989789344809797-0", "language": "indonesian", "document_title": "Super Idola Band", "passage_text": "Super Idola Band adalah salah satu grup musik Indonesia anak-anak yang berdiri tahun 2010. Super Idola Band merupakan gabungan dari finalis-finalis berbakat dan bisa memainkan alat musik dari sebuah ajang pencarian bakat RCTI yaitu Idola Cilik.", "question_text": "Tanggal berapa Super Idola Band didirikan?", "answers": [{"text": "2010", "start_byte": 85, "limit_byte": 89}]} {"id": "7703790346600047231-0", "language": "indonesian", "document_title": "Deng Xiaoping", "passage_text": "Deng Xiaopingdengarkan (Hanzi sederhana: 邓小平; Hanzi tradisional: 鄧小平; pinyin: Dèng Xiǎopíng; Wade-Giles: Teng Hsiao-p'ing; ) adalah seorang pemimpin revolusi dalam Partai Komunis Tiongkok yang menjadi pemimpin tertinggi Republik Rakyat Tiongkok sejak kurun dasawarsa 70-an sampai dengan awal dasawarsa 90-an. Ia adalah pemimpin generasi kedua setelah Mao Zedong.", "question_text": "Berapa lama Deng Xiaoping menjadi pemimpin revolusi dalam Partai Komunis Tiongkok?", "answers": [{"text": "dasawarsa 70-an sampai dengan awal dasawarsa 90-an", "start_byte": 272, "limit_byte": 322}]} {"id": "7681439615529463846-4", "language": "indonesian", "document_title": "Sistem Penamaan Domain", "passage_text": "Paul Mockapetris menemukan DNS pada tahun 1983; spesifikasi asli muncul di RFC 882 dan 883. Tahun 1987, penerbitan dan membuat update terhadap spesifikasi DNS. Hal ini membuat dan tidak berlaku lagi. Beberapa RFC terkini telah memproposikan beberapa tambahan dari protokol inti DNS.", "question_text": "Kapan Sistem Penamaan Domain di Internet digunakan?", "answers": [{"text": "1983", "start_byte": 42, "limit_byte": 46}]} {"id": "2001625035891287151-1", "language": "indonesian", "document_title": "Batuan metamorf", "passage_text": "Batuan metamorf membentuk bagian yang cukup besar dari kerak bumi dan diklasifikasikan berdasarkan tekstur, selain juga oleh susunan mineral dan susunan kimianya (fasies metamorfik). Batuan jenis ini dapat terbentuk secara mudah akibat berada dalam kedalaman tinggi, mengalami suhu tinggi dan tekanan besar dari lapisan batuan di atasnya. Mereka dapat terbentuk dari proses tektonik seperti tabrakan benua, yang menyebabkan tekanan horisontal, gesekan dan distorsi. Mereka juga terbentuk ketika batuan terpanaskan oleh intrusi dari batuan cair dan panas yang disebut magma dari interior bumi. Studi tentang batuan metamorf ( yang sekarang tersingkap di permukaan bumi akibat erosi dan pengangkatan) memberikan informasi tentang suhu dan tekanan yang terjadi pada kedalaman yang besar dalam kerak bumi. Beberapa contoh batuan metamorf adalah slate, filit, sekis, gneis, dan lain-lain.", "question_text": "Dimana batuan metamorf bisa ditemukan ?", "answers": [{"text": "kerak bumi", "start_byte": 55, "limit_byte": 65}]} {"id": "8541250604672349361-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mutasi", "passage_text": "Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom. Mutasi pada tingkat gen disebut mutasi titik, sedangkan mutasi pada kromosomal biasanya disebut aberasi. Mutasi pada gen dapat mengarah pada munculnya alel baru dan menjadi dasar munculnya variasi-variasi baru pada spesies. Mutasi terjadi pada frekuensi rendah di alam, biasanya lebih rendah daripada 1:10.000 individu. Mutasi di alam dapat terjadi akibat zat pembangkit mutasi (mutagen, termasuk karsinogen), radiasi surya, radioaktif, sinar ultraviolet, sinar X, serta loncatan energi listrik seperti petir. Individu yang memperlihatkan perubahan sifat (fenotipe) akibat mutasi disebut mutan. Dalam kajian genetik, mutan biasa dibandingkan dengan individu yang tidak mengalami perubahan sifat (individu tipe liar atau \"wild type\").", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan mutasi ?", "answers": [{"text": "perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom", "start_byte": 14, "limit_byte": 114}]} {"id": "8960039508674881238-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "berapakah luas denmark?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "2043547986649010334-7", "language": "indonesian", "document_title": "Bolesław I", "passage_text": "jmpl|kiri|190px|alt=Two bearded men, one of them wearing a sword|Patung Bolesław I dan ayahandanya, Mieszko I dari Polandia, oleh Christian Daniel Rauch di dalam Kapel Emas Katedral Poznań\nBolesław lahir pada tahun 966 atau 967,[1] putra pertama Mieszko I dari Polandia dan istrinya putri Bohemia, Dobrawa.[2][3] Epitafnya, yang ditulis pada pertengahan abad ke-11, menekankan bahwa Bolesław telah lahir dari seorang ayahanda \"yang kafir\" dan seorang ibunda \"yang beriman\", menunjukkan bahwa ia lahir sebelum pembaptisan ayahandanya.[3][4] Bolesław dibaptis segera setelah kelahirannya.[5] Ia dinamai sama seperti nama kakek maternalnya, Boleslav I dari Bohemia.[6] Tidak banyak yang diketahui tentang masa kecil Bolesław. Epitafnya mencatat bahwa ia menjalani upacara pemotongan rambut tradisional pada usia tujuh tahun dan kotak rambutnya dikirim ke Roma.[5] Tindakan terakhir menunjukkan bahwa Mieszko ingin menempatkan putranya di bawah perlindungan Tahta Suci.[5][7] Sejarahwan Tadeusz Manteuffel mengatakan bahwa Bolesław membutuhkan perlindungan itu karena ayahandanya telah mengirimnya ke istana Otto I, Kaisar Romawi Suci untuk membuktikan kesetiaannya kepada Kaisar.[7] Namun sejarahwan Marek Kazimierz Barański mencatat bahwa Bolesław dikirim sebagai sandera ke istana kekaisaran diperdebatkan.[8]", "question_text": "Siapa nama ibu Bolesław ?", "answers": [{"text": "Bohemia, Dobrawa", "start_byte": 292, "limit_byte": 308}]} {"id": "7517065150429348825-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball Z", "passage_text": "Dragon Ball Z(Japanese:ドラゴンボールゼット,Hepburn:Doragon Bōru Zetto, biasanya disingkat DBZ) adalah sebuah seri televisi animasi Jepang yang diproduksi oleh Toei Animation. Dragon Ball Z adalah sekuel untuk anime Dragon Ball dan mengadaptasi 325 bab terakhir dari 519 bab original seri manga Dragon Ball yang dibuat oleh Akira Toriyama yang dipublikasikan dari 1988 sampai 1995 di Weekly Shonen Jump. Dragon Ball Z pertama kali ditayangkan di Jepang di Fuji TV dari 25 April 1989 sampai 31 Januari 1996 sebelum disulihsuarakan di beberapa negara di seluruh dunia termasuk United States, Australia, Eropa, India dan Amerika Latin.", "question_text": "Kapan Dragon Ball ditayangkan di TV pertama kali ?", "answers": [{"text": "25 April 1989", "start_byte": 480, "limit_byte": 493}]} {"id": "873949220190183101-7", "language": "indonesian", "document_title": "Ratu Myeongseong dari Han Raya", "passage_text": "Maharani Myeongseong lahir dari keluarga bangsawan Min Yeoheung pada tanggal 19 Oktober 1851 di Kabupaten Yeoju, Gyeonggi.", "question_text": "Kapan Maharani Myeongseong lahir?", "answers": [{"text": "Kabupaten Yeoju, Gyeonggi", "start_byte": 96, "limit_byte": 121}]} {"id": "4223409295918199746-2", "language": "indonesian", "document_title": "Institut Pemerintahan Dalam Negeri", "passage_text": "Pada masa awal kemerdekaan RI, sejalan dengan penataan sistem pemerintahan yang diamanatkan oleh Undang Undang Dasar 1945, kebutuhan akan tenaga kader pamong praja untuk melaksnakan tugas-tugas pemerintahan baik pada pemerintah pusat maupun daerah semakin meningkat sejalan dengan tuntutan perkembangan penyelenggaraan pemerintahannya. Untuk memenuhi kebutuhan akan kekurangan tenaga kader pamong praja, maka pada tahun 1948 dibentuklah lembaga pendidikan dalam lingkungan Kementrian Dalam Negeri yaitu Sekolah Menengah Tinggi ( SMT ) Pangreh Praja yang kemudian berganti nama menjadi Sekolah Menengah Pegawai Pemerintahan Administrasi Atas ( SMPPAA ) di Jakarta dan Makassar.", "question_text": "Dimanakah letak IPDN pertama ?", "answers": [{"text": "Jakarta dan Makassar", "start_byte": 655, "limit_byte": 675}]} {"id": "5381856773666620148-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mesir", "passage_text": "Mesir (Arabic: مصر‎, romanized:Maṣr), nama resmi Republik Arab Mesir ([جمهوريّة مصر العربيّة]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help), [Gomhoreyyet Maṣr el-ʿArabeyya]error: {{lang-xx}}: text has italic markup (help)) adalah sebuah negara yang sebagian besar wilayahnya terletak di Afrika bagian timur laut. Mesir juga digolongkan sebagai negara maju di Afrika.", "question_text": "dimanakah letak Mesir?", "answers": [{"text": "Afrika bagian timur laut", "start_byte": 319, "limit_byte": 343}]} {"id": "-7364239725981557873-0", "language": "indonesian", "document_title": "Belian sentiu", "passage_text": "Belian sentiu adalah sebuah upacara tradisional yang dilakukan oleh masyarakat Dayak Benuaq di Tanjung Isuy, Jempang, Kutai Barat, Kalimantan Timur. Upacara tersebut berkaitan dengan sistem kepercayaan dan religi yang dianut oleh masyarakat setempat serta berhubungan dengan permohonan pertolongan terhadap roh-roh makhluk halus yang ada di sekitar mereka sekaligus arwah leluhur serta penguasa atas (lahtala) dan juga penguasa bawah (uwokng).[1] Hal itu tetap perlu mereka lakukan meskipun secara formal mereka sudah memeluk agama sebagaimana manusia Indonesia pada umumnya. Perlunya melakukan upacara tradisional tersebut mereka anggap sebagai upaya untuk mentransformasikan hubungan manusia yang hidup sebagai makluk di jagad raya dengan alam gaib yang sifatnya metafisika. Dalam praktiknya, mereka mengumandangkan mantera-mantera magis dan sakral yang diiringi dengan musik serta tarian. Hal itu menunjukan bahwa mereka amat menjaga keseimbangan antara kehidupan dunawi dengan metafisik.[2]", "question_text": "Apakah yang dilakukan dalam upacara Belian sentiu?", "answers": [{"text": "mengumandangkan mantera-mantera magis dan sakral yang diiringi dengan musik serta tarian", "start_byte": 802, "limit_byte": 890}]} {"id": "4338987170078548526-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dimensi", "passage_text": "Dalam fisika dan matematika, dimensi atau matra dari suatu ruang atau objek secara informal diartikan sebagai jumlah minimal koordinat yang dibutuhkan untuk menentukan titik-titik yang ada di dalamnya.[1][2] Jadi, sebuah garis memiliki dimensi karena hanya satu koordinat yang dibutuhkan untuk menentukan suatu titik di permukaannya (misalnya titik di garis angka 5). Permukaan seperti bidang atau permukaan suatu tabung atau sfer memiliki dimensi keduanya karena dibutuhkan dua koordinat untuk menentukan titik pada permukaannya (misalnya untuk menentukan titik di permukaan dibutuhkan lintang dan bujurnya). Bagian dalam kubus, tabung atau sfer bersifat tiga dimensi karena dibutuhkan tiga koordinat untuk menentukan suatu titik di dalam ruangnya.", "question_text": "Apa definisi dari dimensi ?", "answers": [{"text": "jumlah minimal koordinat yang dibutuhkan untuk menentukan titik-titik yang ada di dalamnya", "start_byte": 110, "limit_byte": 200}]} {"id": "2433138779849787806-0", "language": "indonesian", "document_title": "El Niño–Osilasi Selatan", "passage_text": "El Niño–Osilasi Selatan (English: El Niño–Southern Oscillation, ENSO) adalah variasi angin dan suhu permukaan laut di wilayah tropis belahan timur Samudra Pasifik yang ireguler dan berkala. ENSO berpengaruh terhadap cuaca di sebagian besar wilayah tropis dan subtropis Bumi. Periode panasnya disebut sebagai El Niño sementara periode dinginnya disebut La Niña. \"Osilasi Selatan\" (bahasa Inggris: Southern Oscillation) merupakan fenomena atmosfer yang menyertai perubahan suhu permukaan air laut. Tekanan udara permukaan yang tinggi dan rendah masing-masing menyertai El Niño dan La Niña.[1][2] Periode El Niño dan La Niña masing-masing berlangsung selama beberapa bulan untuk beberapa tahun dengan intensitas yang bervariasi.[3]", "question_text": "apakah arti dari el-nino?", "answers": [{"text": "variasi angin dan suhu permukaan laut di wilayah tropis belahan timur Samudra Pasifik yang ireguler dan berkala", "start_byte": 83, "limit_byte": 194}]} {"id": "-7670720109055043018-4", "language": "indonesian", "document_title": "Taman Nasional Gunung Leuser", "passage_text": "Secara yuridis formal keberadaan Taman Nasional Gunung Leuser untuk pertama kali dituangkan dalam Pengumuman Menteri Pertanian Nomor: 811/Kpts/Um/II/1980 tanggal 6 Maret 1980 tentang peresmian 5 (lima) Taman Nasional di Indonesia, yaitu; TN.Gunung Leuser, TN. Ujung Kulon, TN. Gede Pangrango, TN. Baluran, dan TN. Komodo. Berdasarkan Pengumuman Menteri Pertanian tersebut, ditunjuk luas TN. Gunung Leuser adalah 792.675 ha. Pengumuman Menteri Pertanian tersebut ditindaklanjuti dengan Surat Direktorat Jenderal Kehutanan Nomor: 719/Dj/VII/1/80, tanggal 7 Maret 1980 yang ditujukan kepada Sub Balai KPA Gunung Leuser. Dalam surat tersebut disebutkan bahwa diberikannya status kewenangan pengelolaan TN. Gunung Leuser kepada Sub Balai KPA Gunung Leuser.", "question_text": "Kapan Taman Nasional Gunung Leuser resmi dibuka?", "answers": [{"text": "6 Maret 1980", "start_byte": 162, "limit_byte": 174}]} {"id": "8286847954406248555-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Indonesia", "passage_text": "Sejarah Indonesia meliputi suatu rentang waktu yang sangat panjang yang dimulai sejak zaman prasejarah berdasarkan penemuan \"Manusia Jawa\" yang berusia 1,7 juta tahun yang lalu. Periode sejarah Indonesia dapat dibagi menjadi lima era: Era Prakolonial, munculnya kerajaan-kerajaan Hindu-Buddha serta Islam di Jawa dan Sumatera & Kalimantan yang terutama mengandalkan perdagangan; Era Kolonial, masuknya orang-orang Eropa (terutama Belanda dan Portugis) yang menginginkan rempah-rempah mengakibatkan penjajahan oleh Belanda selama sekitar 3,5 abad antara awal abad ke-17 hingga pertengahan abad ke-20; Era Kemerdekaan Awal, pasca-Proklamasi Kemerdekaan Indonesia (1945) sampai jatuhnya Soekarno (1966); Era Orde Baru, 32 tahun masa pemerintahan Soeharto (1966–1998); serta Orde Reformasi yang berlangsung sampai sekarang.", "question_text": "Berapa lama Belanda menjajah Indonesia?", "answers": [{"text": "3,5 abad", "start_byte": 537, "limit_byte": 545}]} {"id": "-797995579414930369-2", "language": "indonesian", "document_title": "Bali", "passage_text": "Secara geografis, Bali terletak di antara Pulau Jawa dan Pulau Lombok. Mayoritas penduduk Bali adalah pemeluk agama Hindu. Di dunia, Bali terkenal sebagai tujuan pariwisata dengan keunikan berbagai hasil seni-budayanya, khususnya bagi para wisatawan Jepang dan Australia. Bali juga dikenal dengan julukan Pulau Dewata dan Pulau Seribu Pura.", "question_text": "Apa mayoritas agama penduduk Bali ?", "answers": [{"text": "Hindu", "start_byte": 116, "limit_byte": 121}]} {"id": "-7152247568984306572-22", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Panjang keseluruhan jalur kereta api di Indonesia adalah 7.777,40 kilometer. 3.708 kilometer jalur telah ditutup, sebagian besarnya adalah jalur cabang yang dianggap tidak menguntungkan bila tetap dipergunakan. Pada saat ini, Kementerian Perhubungan sedang melakukan pembangunan jalur ganda di Pulau Jawa, yang diharapkan akan selesai pada tahun 2025. Jalur yang sudah diselesaikan adalah Jakarta-Cirebon-Semarang-Surabaya, Cikampek-Purwakarta, Purwokerto-Cirebon, dan Kutoarjo-Yogyakarta-Surakarta. Pada saat ini jalur Kutoarjo-Gombong-Kroya, Surakarta-Madiun dan Kroya-Purwokerto sedang dikerjakan.", "question_text": "berapakah jalur kereta Yang di miliki PT KAI?", "answers": [{"text": "7.777,40 kilometer", "start_byte": 57, "limit_byte": 75}]} {"id": "5515376479529481475-4", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi di Indonesia", "passage_text": "Pukul 14.30, 24 Agustus 1962, warga Jakarta menyaksikan siaran langsung upacara pembukaan Asian Games ke-4 dari Gelora Bung Karno. Siaran ini diselenggarakan oleh Divisi Televisi dari Biro Komite Penyelenggara Televisi dan Radio. Tanggal tersebut saat ini dikenal sebagai hari kelahiran Televisi Republik Indonesia atau TVRI, stasiun televisi pertama di Indonesia.", "question_text": "Aapakah stasiun televisi pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "TVRI", "start_byte": 320, "limit_byte": 324}]} {"id": "-3212437181348475596-0", "language": "indonesian", "document_title": "Logaritma", "passage_text": "\nLogaritma adalah operasi matematika yang merupakan kebalikan (atau invers) dari eksponen atau pemangkatan.", "question_text": "Apa itu logaritma?", "answers": [{"text": "operasi matematika yang merupakan kebalikan (atau invers) dari eksponen atau pemangkatan", "start_byte": 18, "limit_byte": 106}]} {"id": "5604856949059136892-5", "language": "indonesian", "document_title": "Dirgantara Indonesia", "passage_text": "Kependekan dari Lembaga Persiapan Industri Penerbangan diresmikan pada 16 Desember 1961, dibentuk oleh KASAU untuk mempersiapkan Industri Penerbangan yang mempunyai kemampuan untuk mendukung kegiatan penerbangan nasional Indonesia", "question_text": "Kapan industri dirgantara dimulai di Indonesia?", "answers": [{"text": "16 Desember 1961", "start_byte": 71, "limit_byte": 87}]} {"id": "5679864317210859694-2", "language": "indonesian", "document_title": "Setyo Gunawan", "passage_text": "Seiring berjalannya waktu Setyo Gunawan setelah melepas jabatannnya sebagai Ketua DPC Partai Demokrat Kota Pontianak. Ia dipercaya menjadi Bendahara DPD Partai Demokrat Provinsi Kalimantan Barat di 4 Periode kepemimpinan Ketua DPD PD Kalbar dimulai dari Drs.H.Henri Usman, MS.i , Muda Mahendrawan ,Suryadman Gidot , Albert Yaputra", "question_text": "dari partai apakah Setyo Gunawan?", "answers": [{"text": "Demokrat", "start_byte": 93, "limit_byte": 101}]} {"id": "-8343819898448537418-1", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Candra", "passage_text": "Menurut catatan dalam Purana dan Mahabharata, dinasti ini diturunkan oleh Candra, dewa bulan. Candra menikahi Tara lalu berputra Budha, dewa planet Merkurius. Kemudian, Budha menikahi Ila, putri Manu. Dari hubungan mereka, lahirlah Pururawa. Pururawa inilah yang terkenal sebagai raja pertama Dinasti Candra, sedangkan ayah dan kakeknya adalah dewa, bukan raja. Ibu Pururawa, Ila, adalah putri Waiwaswata Manu. Ia bersaudara dengan Ikswaku, leluhur Dinasti Surya. Baik Ila maupun Ikswaku merupakan keturunan Surya, sehingga antara Dinasti Candra dan Surya terdapat hubungan kekeluargaan. Dinasti Yadu (wangsa Yadawa) merupakan percabangan Dinasti Candra, sebab Sang Yadu yang mendirikan Dinasti Yadu merupakan keturunan Yayati, raja Dinasti Candra. jadi, antara Dinasti Yadu dan Candra juga terdapat hubungan kekeluargaan. Dinasti Yadu bercabang lagi menjadi Dinasti Wresni (Warsneya), Dinasti Andhaka, dan Dinasti Bhoja. Seluruh dinasti ini memiliki leluhur yang sama dengan Dinasti Candra.", "question_text": "Siapa raja pertama Dinasti Candra?", "answers": [{"text": "Pururawa", "start_byte": 242, "limit_byte": 250}]} {"id": "-5329006516612514437-0", "language": "indonesian", "document_title": "Myanmar", "passage_text": "\nRepublik Persatuan Myanmar (juga dikenal sebagai Birma, disebut \"Burma\" di dunia Barat) adalah sebuah negara berdaulat di Asia Tenggara. Myanmar berbatasan dengan India dan Bangladesh di sebelah barat, Thailand dan Laos di sebelah timur dan China di sebelah utara dan timur laut. Negara seluas 676.578 km² ini telah diperintah oleh pemerintahan militer sejak kudeta tahun 1988. Negara ini adalah negara berkembang dan memiliki populasi lebih dari 51 juta jiwa (sensus 2014).[1] Ibu kota negara ini sebelumnya terletak di Yangon sebelum dipindahkan oleh pemerintahan junta militer ke Naypyidaw pada tanggal 7 November 2005.[2] Myanmar telah bergabung sebagai anggota Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) sejak tahun 1997.", "question_text": "Dimanakah letak Birma ?", "answers": [{"text": "Asia Tenggara", "start_byte": 123, "limit_byte": 136}]} {"id": "-3137492445420921324-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kasper Schmeichel", "passage_text": "Kasper Schmeichel merupakan putra pertama dari Peter Schmeichel[1] yang menjadi penjaga gawang legendaris Denmark dan Klub Manchester United, dilahirkan di Kopenhagen pada tanggal 5 November 1986 ketika sang ayah bermain untuk klub Denmark Hvidovre. Kakak dari Cecilia Schmeichel ini fasih berbahasa Inggris dengan aksen British dikarenakan sebagian hidupnya berada di Inggris mengikuti karier ayahnya, selain itu fasih berbahasa ibu yaitu Denmark dan sedikit berbahasa Portugal.", "question_text": "tahun berapakah Kasper Peter Schmeichel lahir?", "answers": [{"text": "1986", "start_byte": 191, "limit_byte": 195}]} {"id": "-55651221484278162-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Murung Raya", "passage_text": "Kabupaten Murung Raya adalah salah satu kabupaten di provinsi Kalimantan Tengah. Ibu kota kabupaten ini terletak di Puruk Cahu. Kabupaten ini merupakan pemekaran dari Kabupaten Barito Utara pada tahun 2002 dengan luas wilayah 23.700km² dan berpenduduk sebanyak 97.029 jiwa (hasil Sensus Penduduk Indonesia 2010). Semboyan kabupaten ini adalah \"Tira Tangka Balang\".", "question_text": "berapakah luas Kabupaten Murung Raya?", "answers": [{"text": "23.700km²", "start_byte": 226, "limit_byte": 236}]} {"id": "8535279821141073113-0", "language": "indonesian", "document_title": "Akbar yang Agung", "passage_text": "Akbar (Urdu: جلال الدین محمد اکبر ‎, Hindi: जलालुद्दीन मुहम्मद अकबर, Hunteria: Jalāl ud-Dīn Muhammad Akbar), juga dikenal sebagai Shahanshah Akbar-e-Azam atau Akbar yang Agung ()[2][3] adalah Sultan Mogul ke-3. Ia adalah keturunan Dinasti Timurid, putra dari Sultan Humayun dan cucu dari Sultan Mogul Zaheeruddin Muhammad Babur, penguasa yang mendirikan dinasti Mugol di India. Pada akhir pemerintahannya pada tahun 1605, kesultanan Mugol mencakup sebagian besar bagian utara dan tengah India. Ia paling dihargai karena memiliki pandangan liberal untuk semua agama dan kepercayaan, selama pemerintahannya seni dan budaya mencapai puncak dibandingkan dengan pendahulunya.", "question_text": "Dari manakah Shahanshah Akbar-e-Azam berasal?", "answers": [{"text": "Mugol di India", "start_byte": 426, "limit_byte": 440}]} {"id": "7783897982944449686-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet Indonesia", "passage_text": "Berdasarkan catatan whois ARIN dan APNIC, protokol Internet (IP) pertama dari Indonesia, UI-NETLAB (192.41.206/24) didaftarkan oleh Universitas Indonesia pada 24 Juni 1988.\nRMS Ibrahim, Suryono Adisoemarta, Muhammad Ihsan, Robby Soebiakto, Putu, Firman Siregar, Adi Indrayanto, dan Onno W. Purbo merupakan beberapa nama-nama legendaris di awal pembangunan Internet Indonesia pada tahun 1992 hingga 1994. Masing-masing personal telah mengontribusikan keahlian dan dedikasinya dalam membangun cuplikan-cuplikan sejarah jaringan komputer di Indonesia.", "question_text": "kapankah Internet masuk ke Indonesia pertama kali?", "answers": [{"text": "24 Juni 1988", "start_byte": 159, "limit_byte": 171}]} {"id": "-2626637431830345495-0", "language": "indonesian", "document_title": "Alfonso VI dari Kastilia", "passage_text": "Alfonso VI (seb. Juni 1040 – 29 Juni/1 Juli 1109), disebut si Pemberani (El Bravo) atau si Gagah Perkasa, merupakan seorang Raja León dari tahun 1065, Raja Kastilia dan Raja Galisia secara de facto dari tahun 1072.[1] Setelah penaklukkan Toledo pada tahun 1085 ia juga memproklamirkan victoriosissimo rege in Toleto, et in Hispania et Gallecia (raja penguasa Toledo, Spanyol dan Galisia).[2]", "question_text": "Kapan Alfonso VI lahir?", "answers": [{"text": "Juni 1040", "start_byte": 17, "limit_byte": 26}]} {"id": "-1276432821828277816-0", "language": "indonesian", "document_title": "Demografi", "passage_text": "\nDemografi atau ilmu kependudukan adalah ilmu yang mempelajari dinamika kependudukan manusia. Demografi meliputi ukuran, struktur, dan distribusi penduduk, serta bagaimana jumlah penduduk berubah setiap waktu akibat kelahiran, kematian, migrasi, serta penuaan. Analisis kependudukan dapat merujuk masyarakat secara keseluruhan atau kelompok tertentu yang didasarkan kriteria seperti pendidikan, kewarganegaraan, agama, atau etnisitas tertentu. Para praktisi atau ahli di bidang kependudukan disebut sebagai demograf.", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan demografi ?", "answers": [{"text": "ilmu yang mempelajari dinamika kependudukan manusia", "start_byte": 41, "limit_byte": 92}]} {"id": "5143832086976767315-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Manzikert", "passage_text": "Pertempuran Manzikert adalah pertempuran yang terjadi antara Kekaisaran Bizantium dengan pasukan Seljuk yang dipimpin oleh Alp Arslan pada tanggal 26 Agustus 1071 di dekat Manzikert, Kerajaan Armenia (saat ini Malazgirt, Turki).[8] Kekaisaran Bizantium dapat dikalahkan dalam pertempuran ini dan Kaisar Romanos IV Diogenes ditangkap. Pertempuran Manzikert memainkan peran penting dalam kehancuran Bizantium dan membuka jalan bagi orang Turki di Anatolia. Dalam jangka waktu sepuluh tahun setelah pertempuran ini, kaum Turki Seljuk telah merebut kota Nicaea. Kota tersebut berada di tepi Selat Bosporus, di seberang Konstantinopel, ibu kota Kekaisaran Bizantium.[9]", "question_text": "Siapa yang memenangi Pertempuran Manzikert?", "answers": [{"text": "pasukan Seljuk", "start_byte": 89, "limit_byte": 103}]} {"id": "1132100818538038990-13", "language": "indonesian", "document_title": "Ernest Hemingway", "passage_text": "Atas nasihat Sherwood Anderson, mereka menetap di Paris, dan di sana Hemingway meliput Perang Yunani-Turki untuk Star. Setelah kembalinya Hemingway ke Paris, Anderson memberikan kepadanya surat perkenalan untuk Gertrude Stein. Stein menjadi mentornya dan memperkenalkannya kepada \"Gerakan Modern Paris\" yang saat itu berlangsung di Wilayah Montparnasse; inilah permulaan dari lingkaran ekspatriat Amerika yang belakangan dikenal sebagai Generasi yang Hilang, sebuah istilah yang diciptakan oleh Stein. Mentor Hemingway lainnya yang berpengaruh adalah Ezra Pound[7], pendiri imagism. Hemingway belakangan mengenang kelompok ini dan berkata, \"Setengah waktu Ezra benar, dan bila dia keliru, dia keliru sekali hingga kita tidak akan ragu sedikit pun tentang hal itu. Gertrude selalu benar.\"[8] Kelompok ini seringkali mengunjungi toko buku Sylvia Beach, Shakespeare & Co., di 12 Rue de l'Odéon. Setelah penerbitan tahun 1922 dan dilarangnya karya rekan mereka dari Amerika James Joyce, Ulysses, Hemingway menggunakan sahabat-sahabatnya yang berbasis di Toronto untuk menyelundupkan novel-novel itu ke Amerika Serikat. Buku pertama Hemingway sendiri, yang berjudul Three Stories and Ten Poems (1923), diterbitkan di Paris oleh Robert McAlmon. Pada tahun yang sama, ketika ia kembali sebentar ke Toronto, anak lelaki pertama Hemingway dilahirkan. Hemingway meminta Gertrude Stein untuk menjadi ibu serani John. Karena sibuk mengasuh keluarga, Hemingway menjadi bosan dengan Toronto Star dan mengundurkan diri pada 1 Januari 1924.", "question_text": "Kapan Ernest Miller Hemingway pertama kali menulis novel?", "answers": [{"text": "Three Stories and Ten Poems", "start_byte": 1162, "limit_byte": 1189}]} {"id": "7049155266604216017-4", "language": "indonesian", "document_title": "Krisis finansial Asia 1997", "passage_text": "Meski sebagian besar negara di Asia memiliki kebijakan fiskal yang bagus, Dana Moneter Internasional (IMF) turun tangan melalui program senilai US$40 miliar untuk menstabilkan mata uang Korea Selatan, Thailand, dan Indonesia, negara-negara yang terdampak parah dalam krisis ini. Upaya menghambat krisis ekonomi global gagal menstabilkan situasi dalam negeri di Indonesia. Setelah 30 tahun berkuasa, Presiden Soeharto terpaksa mundur pada tanggal 21 Mei 1998 di bawah tekanan massa yang memprotes kenaikan harga secara tajam akibat devaluasi rupiah. Dampak krisis masih terasa hingga 1998. Tahun 1998, pertumbuhan Filipina anjlok hingga nol persen. Hanya Singapura dan Taiwan yang agak terhindar dari krisis ini, tetapi keduanya sempat mengalami tekanan besar; Singapura ikut tertekan karena ukuran dan letak geografisnya antara Malaysia dan Indonesia. Tahun 1999, sejumlah analis mengamati bahwa ekonomi di Asia mulai pulih.[5] Setelah krisis tahun 1997, ekonomi di Asia mulai stabil di bawah pengawasan keuangan.[6]", "question_text": "Tahun berapa Indonesia mengalami krisis moneter ?", "answers": [{"text": "1998", "start_byte": 583, "limit_byte": 587}]} {"id": "651648209949800615-0", "language": "indonesian", "document_title": "Energi potensial", "passage_text": "Energi potensial adalah energi yang mempengaruhi benda karena posisi (ketinggian) benda tersebut yang mana kecenderungan tersebut menuju tak terhingga dengan arah dari gaya yang ditimbulkan dari energi potensial tersebut. Satuan SI untuk mengukur usaha dan energi adalah Joule (simbol J).", "question_text": "Apa itu energi potensial?", "answers": [{"text": "energi yang mempengaruhi benda karena posisi (ketinggian) benda tersebut yang mana kecenderungan tersebut menuju tak terhingga dengan arah dari gaya yang ditimbulkan dari energi potensial tersebut", "start_byte": 24, "limit_byte": 220}]} {"id": "-5056901742429447587-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pantai Widuri", "passage_text": "\nPantai Widuri adalah sebuah pantai yang terletak di Desa Widuri, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah.", "question_text": "Apa nama tempat wisata di Pemalang?", "answers": [{"text": "Pantai Widuri", "start_byte": 1, "limit_byte": 14}]} {"id": "3989815050629737517-1", "language": "indonesian", "document_title": "Agama Buddha", "passage_text": "Dua aliran utama Buddhisme yang masih ada yang diakui secara umum oleh para ahli: Theravada (\"Aliran Para Sesepuh\") dan Mahayana (\"Kendaraan Agung\"). Vajrayana, suatu bentuk ajaran yang dihubungkan dengan siddha India, dapat dianggap sebagai aliran ketiga atau hanya bagian dari Mahayana. Theravada mempunyai pengikut yang tersebar luas di Sri Lanka, dan Asia Tenggara. Mahayana, yang mencakup tradisi Tanah Murni, Zen, Nichiren, Shingon, dan Tiantai (Tiendai) dapat ditemukan di seluruh Asia Timur. Buddhisme Tibet, yang melestarikan ajaran Vajrayana dari India abad ke-8[4], dipraktikkan di wilayah sekitar Himalaya, Mongolia[5], dan Kalmykia[6]. Jumlah umat Buddha di seluruh dunia diperkirakan antara 488 juta[web 1] dan 535 juta[7], menjadikannya sebagai salah satu agama utama dunia.", "question_text": "apa sajakah aliran agama budha didunia?", "answers": [{"text": "Theravada (\"Aliran Para Sesepuh\") dan Mahayana (\"Kendaraan Agung\"). Vajrayana", "start_byte": 82, "limit_byte": 159}]} {"id": "-7138877202400913133-0", "language": "indonesian", "document_title": "Brawijaya", "passage_text": "\nPrabu Brawijaya (lahir: 14?? - wafat: 1478) atau kadang disebut Brawijaya V adalah raja terakhir Kerajaan Majapahit versi naskah-naskah babad dan serat, yang memerintah sampai tahun 1478. Tokoh ini nyata dan sangat legendaris. Ia sering dianggap sama dengan Bhre Kertabhumi, yaitu nama yang ditemukan dalam penutupan naskah Pararaton. Namun pendapat lain mengatakan bahwa Brawijaya cenderung identik dengan Dyah Ranawijaya, yaitu tokoh yang pada tahun 1486 mengaku sebagai penguasa Majapahit, Janggala, dan Kadiri, setelah berhasil menaklukan Bhre Kertabhumi.", "question_text": "siapakah pemimpin terakhir Kerajaan Majapahit?", "answers": [{"text": "Prabu Brawijaya", "start_byte": 1, "limit_byte": 16}]} {"id": "3442689139176597212-1", "language": "indonesian", "document_title": "Universitas Cambridge", "passage_text": "Catatan awal sudah tidak tersimpan lagi, namun universitas ini tumbuh dari sebuah perhimpunan sarjana di kota Cambridge, Cambridgeshire, Inggris, kemungkinan dibentuk pada tahun 1209 oleh sarjana yang kabur dari Universitas Oxford setelah bertengkar dengan penduduk kota tersebut.", "question_text": "Dimanakah letak Universitas Cambridge?", "answers": [{"text": "Cambridge, Cambridgeshire, Inggris", "start_byte": 110, "limit_byte": 144}]} {"id": "2197977267956040411-5", "language": "indonesian", "document_title": "Klorofil", "passage_text": "Molekul klorofil secara khusus diatur di dalam dan sekitar fotosistem yang tertanam dalam membran tilakoid kloroplas. Di bagian ini, klorofil memiliki dua fungsi utama. Fungsi dari sebagian besar klorofil (sampai beberapa ratus molekul per fotosistem) adalah untuk menyerap cahaya dan mentransfer energi cahaya melalui transfer energi resonansi ke sepasang klorofil khusus di pusat reaksi fotosistem.", "question_text": "Apa fungsi klorofil pada tumbuhan?", "answers": [{"text": "menyerap cahaya dan mentransfer energi cahaya melalui transfer energi resonansi ke sepasang klorofil khusus di pusat reaksi fotosistem", "start_byte": 265, "limit_byte": 399}]} {"id": "-4824919845504574978-0", "language": "indonesian", "document_title": "Korintus", "passage_text": "Korintus (bahasa Yunani Κόρινθος/Korinthos) ialah sebuah kota di Tanah Genting Korintus, yang terbentang antara Peloponnesus ke Yunani Daratan. Kota ini didirikan di Zaman Neolitikum sekitar tahun 6000 SM. Pada tahun 146 SM, Korintus sempat dihancurkan oleh Lucio Mummio dari Romawi, dan kota ini didirikan kembali pada tahun 44 SM oleh Gaius Julius Caesar.", "question_text": "Dimana letak Korintus ?", "answers": [{"text": "Tanah Genting Korintus", "start_byte": 73, "limit_byte": 95}]} {"id": "-4481668541031973260-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ayat-Ayat Cinta (film)", "passage_text": "Ayat-Ayat Cinta adalah sebuah film Indonesia karya Hanung Bramantyo yang dibintangi oleh Fedi Nuril, Rianti Cartwright, Carissa Putri, Zaskia Adya Mecca, dan Melanie Putria. Film ini merupakan film religi hasil adaptasi dari sebuah novel best seller karya Habiburrahman El Shirazy berjudul Ayat Ayat Cinta, dan melakukan penayangan perdana pada pertama tahun 2008. Walaupun kisah dalam film dan novel Ayat-Ayat Cinta berlatarkan kehidupan di Kairo, namun proses pengambilan gambar tidak dilakukan di kota itu.[1]", "question_text": "Tahun berapa filem Ayat Ayat cinta pertama kali ditayangkan?", "answers": [{"text": "2008", "start_byte": 359, "limit_byte": 363}]} {"id": "-8319455063304021372-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mir", "passage_text": "\nMir (Мир, yang dapat berarti dunia atau damai dalam bahasa Rusia) adalah sebuah stasiun luar angkasa Uni Soviet (selanjutnya menjadi Rusia) yang dianggap paling sukses. Fasilitas ini merupakan tempat tinggal permanen jangka-panjang bagi astronot di luar angkasa. Melalui beberapa kerja sama, akses internasional telah diberlakukan untuk fasilitas ini untuk dapat digunakan astronot dari berbagai negara. Mir berhasil dipasangkan di orbit dengan menyambungkan beberapa modul yang diluncurkan secara terpisah satu per satu sejak 19 Februari 1986 sampai 1996. Fasilitas ini berhenti beroperasi dan diturunkan kembali ke Bumi pada 23 Maret 2001 karena permasalahan pendanaan.", "question_text": "Kapan stasiun luar angkasa Mir berhenti beroperasi?", "answers": [{"text": "23 Maret 2001", "start_byte": 631, "limit_byte": 644}]} {"id": "619890229553123615-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orang tua", "passage_text": "Orang tua adalah ayah dan/atau ibu seorang anak, baik melalui hubungan biologis maupun sosial. Umumnya, orang tua memiliki peranan yang sangat penting dalam membesarkan anak, dan panggilan ibu/ayah dapat diberikan untuk perempuan/pria yang bukan orang tua kandung (biologis) dari seseorang yang mengisi peranan ini. Contohnya adalah pada orang tua angkat (karena adopsi) atau ibu tiri (istri ayah biologis anak) dan ayah tiri (suami ibu biologis anak).\nMenurut Thamrin Nasution, orang tua merupakan setiap orang yang bertanggung jawab dalam suatu keluarga atau tugas rumah tangga yang dalam kehidupan sehari-hari disebut sebagai bapak dan ibu.Jika menurut Hurlock, orang tua merupakan orang dewasa yang membawa anak ke dewasa, terutama dalam masa perkembangan. Tugas orang tua melengkapi dan mempersiapkan anak menuju ke kedewasaan dengan memberikan bimbingan dan pengarahan yang dapat membantu anak dalam menjalani kehidupan. Dalam memberikan bimbingan dan pengarahan pada anak akan berbeda pada masing-masing orang tua kerena setiap keluarga memiliki kondisi-kondisi tertentu yang berbeda corak dan sifatnya antara keluarga yang satu dengan keluarga yang lain.", "question_text": "siapakah orang tua?", "answers": [{"text": "ayah dan/atau ibu seorang anak, baik melalui hubungan biologis maupun sosial", "start_byte": 17, "limit_byte": 93}]} {"id": "-553664854351481412-1", "language": "indonesian", "document_title": "Banjir", "passage_text": "Banjir adalah peristiwa yang terjadi ketika aliran air yang berlebihan merendam daratan.[1] Pengarahan banjir Uni Eropa mengartikan banjir sebagai perendaman sementara oleh air pada daratan yang biasanya tidak terendam air.[2] Dalam arti \"air mengalir\", kata ini juga dapat berarti masuknya pasang laut.\nBanjir diakibatkan oleh volume air di suatu badan air seperti sungai atau danau yang meluap atau melimpah dari bendungan sehingga air keluar dari sungai itu..[3]", "question_text": "Apakah definisi dari banjir ?", "answers": [{"text": "peristiwa yang terjadi ketika aliran air yang berlebihan merendam daratan", "start_byte": 14, "limit_byte": 87}]} {"id": "-859975881268986357-0", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Penataran", "passage_text": "Candi Penataran atau Candi Panataran atau nama aslinya adalah Candi Palah adalah sebuah gugusan candi bersifat keagamaan Hindu Siwaitis yang terletak di Desa Penataran, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Candi termegah dan terluas di Jawa Timur ini terletak di lereng barat daya Gunung Kelud, di sebelah utara Blitar, pada ketinggian 450 meter di atas permukaan laut. Dari prasasti yang tersimpan di bagian candi diperkirakan candi ini dibangun pada masa Raja Srengga dari Kerajaan Kadiri sekitar tahun 1200 Masehi dan berlanjut digunakan sampai masa pemerintahan Wikramawardhana, Raja Kerajaan Majapahit sekitar tahun 1415.", "question_text": "tahun berapakah Candi Penataran dibangun?", "answers": [{"text": "1200 Masehi", "start_byte": 517, "limit_byte": 528}]} {"id": "-5921005371435889934-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ratu Laut Selatan", "passage_text": "\nRatu Laut Selatan adalah sebutan yang pada umumnya merujuk pada dua tokoh, yaitu Kanjeng Ratu Kidul dan Nyi Roro Kidul. Tokoh ini sangat populer di kalangan masyarakat Pulau Jawa dan Bali. Kepercayaan akan adanya penguasa lautan di selatan Jawa (Samudera Hindia) terutama dikenal oleh suku Sunda dan suku Jawa. Orang Bali juga meyakini adanya kekuatan yang menguasai pantai selatan ini.", "question_text": "Dari manakah asal kitah tentang Ratu Laut Selatan?", "answers": [{"text": "Pulau Jawa dan Bali", "start_byte": 169, "limit_byte": 188}]} {"id": "6916136859422345832-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Tabalong", "passage_text": "Kabupaten Tabalong adalah salah satu kabupaten di provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Tanjung. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 3.496km² dan berpenduduk sebanyak 218.954 jiwa (hasil Sensus Penduduk Indonesia 2010). Motto kabupaten ini ialah Saraba Kawa dalam bahasa Banjar yang berarti Serba Sanggup.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Tabalong?", "answers": [{"text": "3.496km²", "start_byte": 175, "limit_byte": 184}]} {"id": "4154378495583633699-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orang Minangkabau", "passage_text": "Minangkabau atau disingkat Minang merujuk pada entitas kultural dan geografis yang ditandai dengan penggunaan bahasa, adat yang menganut sistem kekerabatan matrilineal, dan identitas agama Islam. Secara geografis, Minangkabau meliputi daratan Sumatera Barat, separuh daratan Riau, bagian utara Bengkulu, bagian barat Jambi, pantai barat Sumatera Utara, barat daya Aceh, dan Negeri Sembilan di Malaysia.[2] Dalam percakapan awam, orang Minang seringkali disamakan sebagai orang Padang, merujuk pada nama ibu kota provinsi Sumatera Barat Kota Padang. Namun, mereka biasanya akan menyebut kelompoknya dengan sebutan urang awak, bermaksud sama dengan orang Minang itu sendiri.[3]", "question_text": "dimanakah letak Minangkabau ?", "answers": [{"text": "Sumatera Barat", "start_byte": 243, "limit_byte": 257}]} {"id": "-7472879494464432421-7", "language": "indonesian", "document_title": "Honda", "passage_text": "Honda memasuki industri otomotif setelah Perang Dunia II, di mana pesaing sesama Jepang seperti Toyota dan Nissan telah memulai lebih dahulu. Maka, Honda selalu melakukan sedikit perbedaan dari kompetitornya. Produknya yang bertahan lama, seperti Accord dan Civic, selalu menggunakan penggerak roda depan, sehingga menjadi tradisi Honda. Honda selalu memasang teknologi ke dalam produk-produknya, pertamanya sebagai kelengkapan opsional, kemudian menjadi kelengkapan standar. Contohnya adalah rem anti terkunci, power steering sensitif kecepatan, dan injeksi bahan bakar multi-port awal 1980-an. Honda juga meluncurkan merek mewah Jepang pertama yaitu Acura tahun 1986, mobil sport berbahan aluminium Honda NSX, dan teknologi pengaturan katup yang disebut VTEC.", "question_text": "Siapakah kompetitor Honda?", "answers": [{"text": "Toyota dan Nissan", "start_byte": 96, "limit_byte": 113}]} {"id": "7146808392615498823-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Salak", "passage_text": "Gunung Salak berusia relatif tua sehingga memiliki beberapa puncak. Geoposisi puncak tertinggi gunung ini ialah 6°43' LS dan 106°44' BT dan dinamakan Puncak Salak I dengan ketinggian puncak 2.211 m dari permukaan laut (dpl.).", "question_text": "Berapa tinggi Gunung Salak?", "answers": [{"text": "2.211 m", "start_byte": 192, "limit_byte": 199}]} {"id": "2504894976325349128-0", "language": "indonesian", "document_title": "Algoritme", "passage_text": "Dalam matematika dan ilmu komputer, algoritme adalah prosedur langkah-demi-langkah untuk penghitungan.\nAlgoritme digunakan untuk penghitungan, pemrosesan data, dan penalaran otomatis.", "question_text": "Apa itu algoritme ?", "answers": [{"text": "prosedur langkah-demi-langkah untuk penghitungan", "start_byte": 53, "limit_byte": 101}]} {"id": "-8268401144670883925-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Medan", "passage_text": "\nKota Medan memiliki luas 26.510 hektare (265,10km²) atau 3,6% dari keseluruhan wilayah Sumatera Utara. Dengan demikian, dibandingkan dengan kota/kabupaten lainya, Medan memiliki luas wilayah yang relatif kecil dengan jumlah penduduk yang relatif besar. Secara geografis kota Medan terletak pada 3° 30' – 3° 43' Lintang Utara dan 98° 35' - 98° 44' Bujur Timur. Untuk itu topografi kota Medan cenderung miring ke utara dan berada pada ketinggian 2,5 - 37,5 meter di atas permukaan laut.", "question_text": "Berapakah luas kota Medan?", "answers": [{"text": "26.510 hektare", "start_byte": 26, "limit_byte": 40}]} {"id": "8786749712866172293-4", "language": "indonesian", "document_title": "Restorasi Meiji", "passage_text": "Tidak lama kemudian pada Januari 1868, pecah Perang Boshin (Perang Tahun Naga) yang diawali dengan Pertempuran Toba-Fushimi. Dalam pertempuran itu, tentara Domain Choshu dan tentara Domain Satsuma mengalahkan tentara mantan keshogunan. Kekalahan tersebut memungkinkan Kaisar Meiji mencopot semua kekuasaan yang dimiliki Yoshinobu, dan restorasi secara resmi dapat dimulai. Pada 3 Januari 1869, Kaisar mengeluarkan deklarasi formal tentang pengembalian kekuasaan ke tangannya:", "question_text": "Kapan zaman Meiji dimulai ?", "answers": [{"text": "Januari 1868", "start_byte": 25, "limit_byte": 37}]} {"id": "-8241362310446234562-0", "language": "indonesian", "document_title": "Guglielmo Marconi", "passage_text": "Guglielmo Marconi () adalah seorang insinyur listrik Italia dan peraih hadiah Nobel, terkenal setelah mengembangkan suatu sistem telegrafi tanpa kabel yang dikenal sebagai \"radio\". Ia menerimanya bersama Karl Braun tahun 1909.", "question_text": "Kapankah radio ditemukan ?", "answers": [{"text": "1909", "start_byte": 221, "limit_byte": 225}]} {"id": "-4387309302520528690-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter dan Batu Bertuah", "passage_text": "Harry Potter dan Batu Bertuah adalah novel pertama dalam seri Harry Potter karangan J.K. Rowling yang akan terdiri dari tujuh buku dan menampilkan Harry Potter, seorang penyihir muda. Buku ini terdiri dari 17 bab yg menggambarkan bagaimana Harry mengetahui bahwa dia adalah seorang penyihir, membuat teman akrab dan beberapa musuh di Sekolah Ilmu Gaib dan Ilmu Sihir Hogwarts, dan dengan pertolongan teman-temannya menghalangi kembalinya penyihir jahat Voldemort, yang membunuh orang tua Harry dan mencoba untuk membunuh Harry ketika dia masih berumur satu tahun.", "question_text": "siapakah musuh utama Harry Potter?", "answers": [{"text": "Voldemort", "start_byte": 453, "limit_byte": 462}]} {"id": "3349144688988260039-10", "language": "indonesian", "document_title": "Kriptografi", "passage_text": "\nBentuk awal dari penulisan rahasia membutuhkan lebih sedikit dari implementasi penulisan sejak banyak orang tidak dapat membaca. lawan yang lebih terpelajar, membutuhkan kriptografi yang nyata. Tipe sandi klasik utama ialah sandi transposisi, di mana mengatur aturan huruf pada pesan (contoh 'hello world' menajdi 'ehlol owrdl' pada skema pengubahan sederhana ini), dan sandi subtitusi, di mana secara sistematis mengganti huruf atau grup kata dengan kata lainnya dari grup kata (contoh 'fly at once' menjadi 'gmz bu podf' dengan mengganti setiap huruf dengan yang lain di alfabet Latin. Substitusi sandi pada awalnya disebut sandi Caesar, di mana setiap kata pada teks diganti degan huruf dari jumlah tetap pada posisi di alfabet. Laporan Suetonius menyebutkan Julius Caesar mengunakannya untuk berkomunikasi dengan jendral-jendralnya. Atbash merupakan contoh dari sandi Ibrani pada mulanya. Penggunaan awal kriptografi yang diketahui merupakan teks sandi yang diukir pada batu di Mesir (1900 sebelum Masehi), namun teks sandi ini digunakan hanya sebagai hiburan untuk pengamat terpelajar daripada cara untuk menyimpan informasi.", "question_text": "Kapan istilah Kriptografi ditemukan ?", "answers": [{"text": "1900 sebelum Masehi", "start_byte": 990, "limit_byte": 1009}]} {"id": "-7183461819886396257-1", "language": "indonesian", "document_title": "Raja Hongaria", "passage_text": "Sebelum 1000 M, Hongaria belum diakui sebagai sebuah kerajaan, dan penguasa Hongaria masih bergelar Pangeran Agung (Hungarian: nagyfejedelem). Raja Hongaria pertama, István I, dimahkotai pada 25 Desember 1000 (atau 1 Januari 1001) dengan mahkota yang dikirimkan kepadanya oleh Paus Silvester II atas persetujuan Kaisar Romawi Suci, Otto III.", "question_text": "Siapa raja Raja Hongaria pertama?", "answers": [{"text": "István I", "start_byte": 166, "limit_byte": 175}]} {"id": "-2073662363417929573-1", "language": "indonesian", "document_title": "Protestanisme", "passage_text": "Kata Protestan sendiri diaplikasikan kepada umat Kristen yang menolak ajaran maupun otoritas Gereja Katolik. Kata ini didefinisikan sebagai gerakan agamawi yang berlandaskan iman dan praktik Kekristenan yang berawal dari dorongan Reformasi Protestan dalam segi doktrin, politik dan eklesiologi, melawan apa yang dianggap sebagai penyelewengan Gereja Katolik Roma.[1] Merupakan satu dari tiga pemisahan utama dari \"Kekristenan Nicaea (Nicene), yaitu di samping Gereja Katolik Roma dan Gereja Ortodoks.[2] Istilah \"Protestan\" merujuk kepada \"surat protes\" yang disampaikan oleh para pembesar yang mendukung protes dari Martin Luther melawan keputusan Diet Speyer pada tahun 1529, yang menguatkan keputusan (maklumat) Diet Worms yang mengecam ajaran Martin Luther sebagai ajaran sesat (heretik).[3]", "question_text": "apakah yang di maksud dengan protestan?", "answers": [{"text": "gerakan agamawi yang berlandaskan iman dan praktik Kekristenan yang berawal dari dorongan Reformasi Protestan dalam segi doktrin, politik dan eklesiologi, melawan apa yang dianggap sebagai penyelewengan Gereja Katolik Roma", "start_byte": 140, "limit_byte": 362}]} {"id": "4341524151989611026-31", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Magelang", "passage_text": "Panca Arga merupakan perumahan tempat tinggal para pemimpin dan anggota TNI-AD yang berkantor di AKMIL. Panca Arga berasal dari panca berarti 'lima' dan arga berarti 'gunung'. Dengan kata lain, Panca Arga adalah kawasan yang dikelilingi lima gunung besar seperti Gunung Sumbing, Gunung Merbabu, dan Gunung Merapi yang saat ini merupakan salah satu gunung yang paling aktif di Pulau Jawa. Gunung Tidar-lah gunung yang terletak di tengahnya.\nPanca Arga tidak hanya merupakan perumahan TNI-AD. Di sana terdapat sekolahan dan taman rekreasi yang cukup terkenal bernama \"Taman Rekreasi Panca Arga\". Di taman tersebut bukan hanya terdapat ayunan dan berbagai macam jenis permainan anak saja. Namun terdapat tank-tank peninggalan Belanda dan meriam-meriam yang digunakan saat perang kemerdekaan Indonesia. Dengan begitu, selain sebagai taman bermain anak, taman Panca Arga merupakan salah satu sarana untuk menanamkan jiwa kemerdekaan, nasionalisme dan rasa hormat terhadap para pejuang TNI-AD yang gugur di medan perang untuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia.", "question_text": "Apakah nama tempat wisata yang terkenal di Magelang ?", "answers": [{"text": "Taman Rekreasi Panca Arga", "start_byte": 566, "limit_byte": 591}]} {"id": "4815800334019789-1", "language": "indonesian", "document_title": "Surah", "passage_text": "Surah (Arab:سورة) adalah pembagian yang terdapat di dalam Al-Qur'an. Al-Qur'an dibagi menjadi 114 bab yang disebut \"surah\". \"Surah\" itu diatur berdasar panjangnya, dari yang terpanjang sampai yang terpendek, kecuali yang pertama (Surah Al-Fatihah), yang disebut \"Pembukaan\".", "question_text": "Berapa jumlah surah dalam al-Qur'an?", "answers": [{"text": "114", "start_byte": 98, "limit_byte": 101}]} {"id": "2147210365776974085-1", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Sejak dirilisnya novel pertama, Harry Potter and the Philosopher's Stone (di Indonesia diterbitkan dengan judul Harry Potter dan Batu Bertuah) pada tanggal 30 Juni 1997, seri ini telah mendapatkan popularitas besar, berbagai pujian kritis, dan kesuksesan komersial di seluruh dunia.[1] Beberapa kritikus juga melontarkan kritikan negatif, terutama karena temanya yang gelap. As of July2013, seri ini telah terjual sekitar 450 juta kopi di seluruh dunia, menjadikannya sebagai novel seri paling laris sepanjang masa, dan telah diterjemahkan ke dalam 73 bahasa.[2][3] Empat novel terakhir secara berturut-turut mencetak rekor sebagai buku dengan penjualan tercepat dalam sejarah.", "question_text": "Apa judul buku pertama dari seri novel Harry Potter ?", "answers": [{"text": "Harry Potter and the Philosopher's Stone", "start_byte": 32, "limit_byte": 72}]} {"id": "3079905066571325617-0", "language": "indonesian", "document_title": "Britain's Got Talent", "passage_text": "Britain's Got Talent (sering disingkat BGT) adalah acara bakat televisi Inggris, acara ini dimulai pada Juni 2007 dan berasal dari Got Talent. Acara ini diproduksi oleh Thames (sebelumnya bernama Talkback Thames) dan diproduksi dalam asosiasi dengan Syco TV. Acara ini ditayangkan di ITV dan adik acaranya Britain's Got More Talent ditayangkan di ITV2. Siapapun dari segala usia dengan bermacam bakat dapat mengikuti audisi untuk menunjukan bakat yang dimiliki. Mereka bersaing untuk mendapatkan dukungan penonton dan berusaha untuk mendapatkan gerlar \"Pemenang Britain's Got Talent''. Panel juri asli terdiri dari pencipta acara yakni; Simon Cowell, Amanda Holden dan Piers Morgan. Kelly Brook hadir sebagai juri ke-empat pada seri ke-3, tetapi berhenti setelah audisi pertama. Pada seri ke-5 Morgan tidak hadir dalam penjurian dan Cowell hanya hadir selama pertunjukan langsung, saat itulah David Hasselhoff dan Michael McIntyre bergabung menjadi juri. Alesha Dixon dan David Walliams bergabung menjadi juri pada seri ke-6 sebagai peganti McIntyre dan Hasselhoff.", "question_text": "Siapa juri Britain's Got Talent pertama ?", "answers": [{"text": "Simon Cowell, Amanda Holden dan Piers Morgan. Kelly Brook", "start_byte": 637, "limit_byte": 694}]} {"id": "736358571472672166-1", "language": "indonesian", "document_title": "Makkiyah", "passage_text": "Makkiyah adalah ayat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Surah-surah Makiyyah turun selama 12 tahun, 5 bulan, 13 hari, dimulai pada 17 Ramadhan (Februari 610 M), saat Nabi berusia 40 tahun.", "question_text": "apakah yang dimaksudkan dengan surah Makkiyah?", "answers": [{"text": "yat-ayat yang turun sebelum Rasulullah SAW hijrah ke Madinah", "start_byte": 17, "limit_byte": 77}]} {"id": "-8868216788306986481-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Ternate", "passage_text": "Luas wilayah Kota Ternate 5.795, 4km², terdiri dari luas perairan 5.544,55 km² dan luas daratan 250,85 km². Secara Administrasi Pemerintahan Kota Ternate terbagi atas 7 (tujuh) kecamatan dan 77 (tujuh puluh tujuh) kelurahan, masing-masing:", "question_text": "berapakah luas Kota Ternate?", "answers": [{"text": "5.795, 4km²", "start_byte": 26, "limit_byte": 38}]} {"id": "962851878403586668-9", "language": "indonesian", "document_title": "Paro Taktsang", "passage_text": "\nWihara ini berlokasi 10 kilometres (6.2mi) di utara Paro dan terletak di tebing curam di ketinggian 3,120 metres (10,240ft), sekitar 900 metres (3,000ft) di atas lembah Paro, di sebelah kanan Paro Chu (‘chu’ dalam bahasa Bhutan berarti ”sungai atau air”. Kemiringan batu sangat curam (hampir vertikal) dan bangunan wihara dibangun ke dalam permukaan batu. Meski terlihat sangat luar biasa, kompleks wihara ini memiliki akses dari beberapa arah, seperti jalur barat laut melalui hutan, dari selatan dengan jalur yang digunakan oleh para pengikut, dan dari utara (akses melalui dataran berbatu, yang disebut “Hundred Thousand Fairies” dan dikenal sebagai Bumda (hBum-brag). Jalur keledai yang melintasi hutan pinus dihiasi dengan lumut dan bendera doa. Pada beberapa hari, awan menyelimuti wihara dan memberikan perasaan keterpencilan yang menyeramkan.[12][13]", "question_text": "Di ketinggian berapa Paro Taktsang terletak ?", "answers": [{"text": "3,120 metres", "start_byte": 101, "limit_byte": 113}]} {"id": "8969881030973664173-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kehamilan", "passage_text": "Kehamilan manusia terjadi selama 40 minggu antara waktu menstruasi terakhir dan kelahiran (38 minggu dari pembuahan). Istilah medis untuk wanita hamil adalah gravida, sedangkan manusia di dalamnya disebut embrio (minggu-minggu awal) dan kemudian janin (sampai kelahiran). Seorang wanita yang hamil untuk pertama kalinya disebut primigravida atau gravida 1. Seorang wanita yang belum pernah hamil dikenal sebagai gravida 0.", "question_text": "Berapa minggu jumlah masa kehamilan ?", "answers": [{"text": "40", "start_byte": 33, "limit_byte": 35}]} {"id": "1812976094046227701-4", "language": "indonesian", "document_title": "Telekomunikasi seluler di Indonesia", "passage_text": "Teknologi komunikasi seluler mulai diperkenakan pertama kali di Indonesia. Pada saat itu, Ketika itu, PT Telkom Indonesia bersama dengan PT Rajasa Hazanah Perkasa mulai menyelenggarakan layanan komunikasi seluler dengan mengusung teknologi NMT -450 (yang menggunakan frekuensi 450MHz) melalui pola bagi hasil. Telkom mendapat 30% sedangkan Rajasa 70%", "question_text": "Apa nama perusahaan pembuat handphone pertama di Indonesia ?", "answers": [{"text": "PT Telkom Indonesia bersama dengan PT Rajasa Hazanah Perkasa", "start_byte": 102, "limit_byte": 162}]} {"id": "-4784012797100105687-1", "language": "indonesian", "document_title": "Suku Pamona", "passage_text": "Pendahulu suku Pamona berasal dari tanah Salu Moge (Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan) karena mereka berasal dari pemerintahan pusat yang pada akhirnya ditundukkan oleh Macoa Bawalipu dari Wotu, Kabupaten Luwu Timur agar lebih dekat dengan pemerintah pusat, yang saat itu berada di Mangkutana, Luwu Timur.[1] Keadaan ini bertahan hingga pemberontakan Darul Islam (DI/TII) yang membuat mereka menyebar ke Sulawesi Tengah dan wilayah lainnya.[2] Jika terdapat suku Pamona di wilayah tertentu, maka merupakan hal yang umum jika Rukun Poso (asosiasi komunitas orang Poso) dibentuk disana, yang berfungsi sebagai sarana sekelompok orang dari latar belakang etnis yang umum untuk terlibat dalam berbagai kegiatan di kawasan ini.", "question_text": "Dari manakah suku Pamona berasal ?", "answers": [{"text": "Salu Moge (Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan)", "start_byte": 41, "limit_byte": 91}]} {"id": "-2344120845445754946-19", "language": "indonesian", "document_title": "Jambi", "passage_text": "Luas Provinsi Jambi 53.435 km2 dengan jumlah penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2010 berjumlah 3.088.618 jiwa (Data BPS hasil sensus 2010) . Jumlah penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2006 berjumlah 2.683.289 jiwa (Data SUPAS Proyeksi dari BPS Provinsi Jambi. Jumlah Penduduk Provinsi Jambi pada tahun 2005 sebesar 2.657.536 (data SUSENAS) atau dengan tingkat kepadatan 50,22 jiwa/km2. Tingkat pertumbuhan penduduk sebesar 0,96% dengan PDRB per kapita Rp9.523.752,00 (Angka sementara dari BPS Provinsi jambi. Untuk tahun 2005, PDRB per kapita sebesar Rp8.462.353). Sedangkan sebanyak 46,88% dari jumlah tenaga kerja Provinsi Jambi bekerja pada sektor pertanian, perkebunan dan perikanan; 21,58% pada sektor perdagangan dan 12,58% pada sektor jasa. Dengan kondisi ketenagakerjaan yang sebagian besar masyarakat di provinsi ini sangat tergantung pada hasil pertanian,perkebunan sehingga menjadikan upaya pemerintah daerah maupun pusat untuk mensejahterakan masyarakat adalah melalui pengembangan sektor pertanian", "question_text": "berapakah luas Jambi?", "answers": [{"text": "53.435 km2", "start_byte": 20, "limit_byte": 30}]} {"id": "-6743181926435195725-0", "language": "indonesian", "document_title": "Rubel Rusia", "passage_text": "Rubel (bahasa Rusia рубль) adalah mata uang Federasi Rusia dan Belarus (dan juga Uni Soviet pada masa lalu). Satu rubel dibagikan kepada 100 kopek (копе́йка).", "question_text": "apakah nama mata uang Rusia?", "answers": [{"text": "Rubel", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "-2105589184373890845-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sony Pictures Studios", "passage_text": "Sony Pictures Studios adalah sebuah kompleks studio televisi dan film yang terletak di Culver City, California di 10202 West Washington Boulevard dan berbatasan dengan Culver Boulevard (selatan), Washington Boulevard (utara), Overland Avenue (barat) dan Madison Avenue (timur). Fasilitas tersebut dimiliki oleh Sony Pictures Entertainment dan merumahi studio-studio film dari divisi tersebut, Columbia Pictures, TriStar Pictures, dan Screen Gems. Kompleks tersebut adalah studio asli Metro-Goldwyn-Mayer dari 1924 sampai 1986.", "question_text": "Dimana lokasi Sony Entertainment Television?", "answers": [{"text": "Culver City, California", "start_byte": 87, "limit_byte": 110}]} {"id": "-1533755775374017625-1", "language": "indonesian", "document_title": "Maluku Utara", "passage_text": "Pada awal pendiriannya, Provinsi Maluku Utara beribukota di Ternate yang berlokasi di kaki Gunung Gamalama, selama 11 tahun. Tepatnya sampai dengan 4 Agustus 2010, setelah 11 tahun masa transisi dan persiapan infrastruktur, ibukota Provinsi Maluku Utara dipindahkan ke Kota Sofifi yang terletak di Pulau Halmahera yang merupakan pulau terbesarnya.", "question_text": "Apa ibukota Provinsi Maluku Utara?", "answers": [{"text": "Kota Sofifi", "start_byte": 269, "limit_byte": 280}]} {"id": "6305089502579173274-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Gresik", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di Kabupaten Gresik, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kabupaten Gresik terdiri dari 18 kecamatan, 26 kelurahan, dan 330 desa (dari total 666 kecamatan, 777 kelurahan, dan 7.724 desa di Jawa Timur). Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 1.251.754 jiwa dengan luas wilayah 1.191,25 km² dan sebaran penduduk 1.050 jiwa/km².[1]", "question_text": "Berapa jumlah desa di Kabupaten Gresik?", "answers": [{"text": "330", "start_byte": 166, "limit_byte": 169}]} {"id": "288101758446710643-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pelanggan", "passage_text": "Pelanggan atau langganan merujuk pada individu atau rumah tangga, perusahaan yang membeli barang atau jasa yang dihasilkan dalam ekonomi. Secara spesifik, kata ini sering pula diartikan sebagai seseorang yang terbiasa untuk membeli barang pada suatu toko tertentu. Dalam berbagai pendekatan, tergantung dari sifat dari industri atau budaya, pelanggan bisa disebut sebagai klien, nasabah, pasien. Maknanya adalah pihak ketiga di luar sistem perusahaan yang karena sebab tertentu, membeli barang atau jasa perusahaan. Khusus untuk nasabah, istilah ini digunakan mewakili pihak yang menggunakan jasa bank, baik itu untuk keperluannya sendiri maupun sebagai perantara bagi keperluan pihak lain.", "question_text": "Apakah definisi pelanggan dalam ekonomi?", "answers": [{"text": "individu atau rumah tangga, perusahaan yang membeli barang atau jasa yang dihasilkan dalam ekonomi", "start_byte": 38, "limit_byte": 136}]} {"id": "8428708517366593882-1", "language": "indonesian", "document_title": "Maria", "passage_text": "Maria (Aram-Yahudi מרים Maryām \"pahit\"; Bahasa Yunani Septuaginta Μαριαμ, Mariam, Μαρια, Maria; bahasa Arab: Maryam, مريم) adalah ibu Yesus dan tunangan yang kemudian menjadi istri Yusuf[1] dalam Kekristenan.", "question_text": "Siapa ibu Yesus?", "answers": [{"text": "Maria", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "8707447986076695959-0", "language": "indonesian", "document_title": "Coto Makassar", "passage_text": "jmpl|Coto makassar plus ketupat\njmpl|Dengan ketupat daun nipah \nCoto makassar atau coto mangkasara adalah makanan tradisional Makassar, Sulawesi Selatan.[1] Makanan ini terbuat dari jeroan (isi perut) sapi yang direbus dalam waktu yang lama. Rebusan jeroan bercampur daging sapi ini kemudian diiris-iris lalu dibumbui dengan bumbu yang diracik secara khusus. Coto dihidangkan dalam mangkuk dan dinikmati dengan ketupat dan \"burasa\" atau yang biasa dikenal sebagai buras, yakni sejenis ketupat yang dibungkus daun pisang.", "question_text": "apakah makanan khas Makassar?", "answers": [{"text": "Coto makassar", "start_byte": 64, "limit_byte": 77}]} {"id": "273871384982414120-0", "language": "indonesian", "document_title": "Cartoon Network", "passage_text": "Cartoon Network adalah sebuah jaringan televisi kabel yang didirikan Turner Broadcasting dengan tayangan utama berupa film-film animasi. Saluran ini pertama kali memulai siaran di Amerika Serikat pada 1 Oktober 1992.", "question_text": "kapankah Cartoon Network didirikan?", "answers": [{"text": "1 Oktober 1992", "start_byte": 201, "limit_byte": 215}]} {"id": "-161407191499311814-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kek Lesap", "passage_text": "Ke' Lesap adalah putera Madura keturunan dari Pangeran Sosro Diningrat / Pangeran Tjokro Diningrat III / Pangeran Cakraningrat III (1707-1718) dengan isteri selir. Tokoh ini sering muncul dari cerita rakyat Madura.", "question_text": "Kapan Ke' Lesap lahir?", "answers": [{"text": "1707", "start_byte": 132, "limit_byte": 136}]} {"id": "-3585655242132772616-0", "language": "indonesian", "document_title": "Herbivor", "passage_text": "\nHerbivor (lataboga,[1] atau maun [2]) dalam zoologi adalah hewan yang hanya makan tumbuhan dan tidak memakan daging. Manusia bukanlah herbivor. Akan tetapi, orang yang memilih untuk tidak memakan daging disebut nabatiwan. Dalam praktiknya, banyak lataboga memakan telur dan kadang-kadang memakan protein hewan lainnya.\nDalam pengertian singkat, Herbivor adalah organisme yang memakan tumbuhan atau protein dari tumbuhan (Pemakan Tumbuhan)", "question_text": "Apa pengertian dari hewan herbivora ?", "answers": [{"text": "hewan yang hanya makan tumbuhan dan tidak memakan daging", "start_byte": 60, "limit_byte": 116}]} {"id": "4624443342774787583-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Surakarta", "passage_text": "Kota Surakarta (Hanacaraka: ꦑꦸꦛꦯꦸꦫꦏꦂꦠ, Jawa: Kutha Surakarta), juga disebut Solo atau Sala (ꦱꦭ), adalah wilayah otonom dengan status kota di bawah Provinsi Jawa Tengah, Indonesia, dengan penduduk 503.421 jiwa (2010) dan kepadatan 13.636/km2. Kota dengan luas 44km2, ini berbatasan dengan Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Boyolali di sebelah utara, Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah timur dan barat, dan Kabupaten Sukoharjo di sebelah selatan.[1] Kota ini juga merupakan kota terbesar ketiga di pulau Jawa bagian selatan setelah Bandung dan Malang menurut jumlah penduduk. Sisi timur kota ini dilewati sungai yang terabadikan dalam salah satu lagu keroncong, Bengawan Solo. Bersama dengan Yogyakarta, Surakarta merupakan pewaris Kesultanan Mataram yang dipecah melalui Perjanjian Giyanti, pada tahun 1755.", "question_text": "berapakah luas kota surakarta?", "answers": [{"text": "44km2", "start_byte": 281, "limit_byte": 286}]} {"id": "7338514905424810434-0", "language": "indonesian", "document_title": "Toko Gunung Agung", "passage_text": "Toko Gunung Agung (nama resmi perusahaan PT GA Tiga Belas) merupakan perintis toko buku dan alat tulis di Indonesia. Perusahaan ini mulai didirikan pada tahun 1953 oleh Tjio Wie Tay. Ia memulai usaha toko buku ini di Jalan Kwitang, Jakarta dan tidak memindahkan kantor pusatnya hingga sekarang. Sejak tahun 1991, Toko Gunung Agung telah menjadi perusahaan publik yang tercatat di Bursa Efek Jakarta (sekarang Bursa Efek Indonesia); dan merupakan satu-satunya toko buku dan alat tulis di Indonesia yang sudah mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia. Saat ini, Toko Gunung Agung telah memiliki 30 cabang di kota besar Jawa dan Bali dengan luas area penjualan 28.000 meter persegi; 20 cabang diantaranya berada di Jakarta dan sekitarnya.", "question_text": "Kapan Toko Gunung Agung didirikan?", "answers": [{"text": "1953", "start_byte": 159, "limit_byte": 163}]} {"id": "1638239706796884687-1", "language": "indonesian", "document_title": "Henryk Brodaty", "passage_text": "Henryk adalah putra keempat Adipati Bolesław I dari Silesia, dan istri keduanya Krystyna, mungkin asal Jerman. Ia lahir di Głogów (Glogau), Dataran Rendah Silesia. Tiga kakanda Henryk: Bolesław, Konrad dan Jan (1174-1190) meninggal. Saudara tirinya, Jarosław dari Opole menjadi pastor yang diduga karena kelicikan ibunda Henryk, Krystyna. Henryk menjadi ahli waris tunggal Bolesław pada tahun 1190. Melalui pernikahannya dengan Jadwiga dari Silesia (1182-1189), Henryk terhubung ke para penguasa Jerman, Hongaria, Bohemia, dan Perancis.", "question_text": "Sipakah ibu Adipati Wrocław?", "answers": [{"text": "Krystyna", "start_byte": 334, "limit_byte": 342}]} {"id": "-2077852192152035624-35", "language": "indonesian", "document_title": "Israel", "passage_text": "\nIsrael terletak di sebelah timur Laut Mediterania, berbatasan dengan Lebanon di sebelah utara, Suriah di sebelah timur laut, Yordania di sebelah timur, dan Mesir di sebelah barat daya. Wilayah kedaulatan Israel, tidak termasuk wilayah yang ditaklukkan semasa Perang Enam Hari tahun 1967 adalah sekitar 20.770 kilometer persegai dengan 2%-nya adalah air.[93] Menurut hukum Israel, luas wilayah keseluruhan Israel, yang meliputi Yerusalem Timur dan Dataran Tinggi Golan adalah 22.072 kilometer persegi.[94] Sedangkan luas wilayah keseluruhan yang dikontrol Israel, meliputi wilayah Palestina di Tepi Barat adalah 27.799km2.[95]", "question_text": "berapakah luas negara Israel ?", "answers": [{"text": "22.072 kilometer persegi", "start_byte": 476, "limit_byte": 500}]} {"id": "-2834019966550193246-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dragon Ball Z", "passage_text": "Dragon Ball Z(Japanese:ドラゴンボールゼット,Hepburn:Doragon Bōru Zetto, biasanya disingkat DBZ) adalah sebuah seri televisi animasi Jepang yang diproduksi oleh Toei Animation. Dragon Ball Z adalah sekuel untuk anime Dragon Ball dan mengadaptasi 325 bab terakhir dari 519 bab original seri manga Dragon Ball yang dibuat oleh Akira Toriyama yang dipublikasikan dari 1988 sampai 1995 di Weekly Shonen Jump. Dragon Ball Z pertama kali ditayangkan di Jepang di Fuji TV dari 25 April 1989 sampai 31 Januari 1996 sebelum disulihsuarakan di beberapa negara di seluruh dunia termasuk United States, Australia, Eropa, India dan Amerika Latin.", "question_text": "Kapan serial Dragon Ball pertam kali tayang di TV ?", "answers": [{"text": "1988", "start_byte": 375, "limit_byte": 379}]} {"id": "6555707502031681444-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sel (biologi)", "passage_text": "\n\nDalam biologi, sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup.[1][2] Sel mampu melakukan semua aktivitas kehidupan dan sebagian besar reaksi kimia untuk mempertahankan kehidupan berlangsung di dalam sel.[3][4] Kebanyakan makhluk hidup tersusun atas sel tunggal,[5] atau disebut organisme uniseluler, misalnya bakteri dan amoeba. Makhluk hidup lainnya, termasuk tumbuhan, hewan, dan manusia, merupakan organisme multiseluler yang terdiri dari banyak tipe sel terspesialisasi dengan fungsinya masing-masing.[1] Tubuh manusia, misalnya, tersusun atas lebih dari 1013 sel.[5] Namun, seluruh tubuh semua organisme berasal dari hasil pembelahan satu sel. Contohnya, tubuh bakteri berasal dari pembelahan sel bakteri induknya, sementara tubuh tikus berasal dari pembelahan sel telur induknya yang sudah dibuahi.", "question_text": "Berapa jumlah sel dalam tubuh manusia ?", "answers": [{"text": "1013 sel", "start_byte": 623, "limit_byte": 631}]} {"id": "-7747539048234951942-2", "language": "indonesian", "document_title": "Vladimir I", "passage_text": "Lahir tahun 958, Vladimir adalah anak kandung dan putra bungsu dari Sviatoslav I dari Kiev dan pengurus rumah tangganya Malusha. Dalam Saga Norse, Malusha dikatakan sebagai nabi yang hidup sampai usia 100 dan dibawa dari gua ke istana untuk memprediksi masa depan. Saudara Malusha ini Dobrynya, adalah guru Vladimir dan penasihat yang paling terpercaya. Tradisi hagiographic meragukan keaslian relasi masa kecilnya dengan nama neneknya, Olga Prekrasa. Tempat kelahirannya diidentifikasi oleh banyak sumber berbeda baik di Budyatychi (Volyn Oblast, Ukraina) atau Budnik (yang modern Pskov Oblast, Rusia).", "question_text": "Kapan Vladimir Sviatoslavich lahir ?", "answers": [{"text": "958", "start_byte": 12, "limit_byte": 15}]} {"id": "-1483127104798159762-2", "language": "indonesian", "document_title": "Friedrich Nietzsche", "passage_text": "Pada tahun 1858, Nietzsche masuk sekolah asrama di Pforta dan memperoleh nilai tinggi dalam bidang agama, sastra Jerman dan zaman klasik.[42] Setelah lulus dari Pforta, pada tahun 1864 ia belajar di Universitas Bonn bidang teologi dan filologi klasik.[42] Sayangnya, hanya setahun ia belajar di sana dan kemudian pindah ke Leipzig.[42] Tahun 1869-1879 ia dipanggil Universitas Basel untuk mengajar filologi dan setelah itu ia terpaksa pensiun dengan alasan kesehatan.[42] Kehidupan produktif Nietzsche berlangsung hingga tahun 1889, hingga pada akhirnya tahun 1900 ia meninggal karena penyakit kelamin yang dideritanya.[42]", "question_text": "Kapan Friedrich Nietzsche meninggal?", "answers": [{"text": "1900", "start_byte": 560, "limit_byte": 564}]} {"id": "867523102134552997-7", "language": "indonesian", "document_title": "São Paulo", "passage_text": "São Paulo merupakan sebuah hub transportasi internasional di Amerika Selatan karena letaknya di berbagai rute perdagangan darat dan udara. Saat ini, ada dua bandara utama di kota, Bandar Udara Internasional Congonhas dan Bandar Udara Internasional Guarulhos, yang dikelola oleh operator bandara Infraero.", "question_text": "Mengapa São Paulo merupakan sebuah hub transportasi internasional di Amerika Selatan?", "answers": [{"text": "karena letaknya di berbagai rute perdagangan darat dan udara", "start_byte": 78, "limit_byte": 138}]} {"id": "-3004939173958360249-0", "language": "indonesian", "document_title": "Johannes Latuharhary", "passage_text": "Mr. Johannes \"Nani\" Latuharhary () adalah seorang perintis kemerdekaan Indonesia. Ia adalah keturunan keluarga besar fam atau marga Latuharhary dari negeri Haruku namun lahir dan besar di Ullath.\nIstrinya bernama Henriette Carolina \"Yet\" Pattiradjawane adalah seorang anak Raja negeri Kariuw Jacob Pattiradjawane, dan dari pernikahannya dikaruniai 7 orang putra-putri. Putri sulungnya, Henriette Josephine atau Mans, menikah dengan negarawan Indonesia asal Maluku yaitu Josef Muskita.", "question_text": "Siapakah perintis BPUPKI ?", "answers": [{"text": "Mr. Johannes \"Nani\" Latuharhary", "start_byte": 0, "limit_byte": 31}]} {"id": "6968936247967967201-8", "language": "indonesian", "document_title": "Korea Selatan", "passage_text": "\n\nKorea Selatan adalah negara republik.[16] Seperti pada negara-negara demokrasi lainnya,[17] Korea Selatan membagi pemerintahannya dalam tiga bagian: eksekutif, yudikatif dan legislatif.[18] Lembaga eksekutif dipegang oleh presiden yang dipilih berdasarkan hasil pemilu untuk masa jabatan 5 tahun dan dibantu oleh Perdana Menteri yang ditunjuk oleh presiden dengan persetujuan Majelis Nasional .[19] Presiden bertindak sebagai kepala negara dan Perdana Menteri sebagai kepala pemerintahan.", "question_text": "Bagaimana sistem pemerintahan Korea Selatan ?", "answers": [{"text": "demokrasi", "start_byte": 71, "limit_byte": 80}]} {"id": "-6432525050629815504-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kina Papua Nugini", "passage_text": "Kina (kode ISO 4217: PGK) adalah mata uang Papua Nugini. Mata uang tersebut terbagi dalam 100 toea. Kina diperkenalkan pada 19 April 1975, menggantikan dolar Australia. Nama kina datang dari bahasa Kuanua dari kawasan suku Tolai, yang merujuk kepada kerang mutiaran yang banyak dipakai untuk perdagangan di kawasan Pantai dan Dataran Tinggi di negara tersebut.", "question_text": "apakah mata uang yang di gunakan di Papua Nugini?", "answers": [{"text": "Kina", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "8548932751648181447-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah agama Buddha", "passage_text": "\nSejarah agama Buddha mulai dari abad ke-2 M sampai sekarang dari lahirnya sang Buddha Siddharta Gautama. Dengan ini, ini adalah salah satu agama tertua yang masih dianut di dunia. Selama masa ini, agama ini sementara berkembang, unsur kebudayaan India, ditambah dengan unsur-unsur kebudayaan Helenistik (Yunani), Asia Tengah, Asia Timur dan Asia Tenggara. Dalam proses perkembangannya ini, agama ini praktis telah menyentuh hampir seluruh benua Asia. Sejarah agama Buddha juga ditandai dengan perkembangan banyak aliran dan mazhab, serta perpecahan-perpecahan. Yang utama di antaranya adalah aliran tradisi Theravada , Mahayana, dan Vajrayana (Bajrayana), yang sejarahnya ditandai dengan masa pasang dan surut.", "question_text": "berapakah umur agama Budha ?", "answers": [{"text": "abad ke-2 M sampai sekarang", "start_byte": 33, "limit_byte": 60}]} {"id": "8990236530286951639-21", "language": "indonesian", "document_title": "Detektif Conan", "passage_text": "Manga Meitantei Konan (Detektif Conan) dikarang oleh Gōshō Aoyama dan dipublikasi oleh Shōgakukan di Weekly Shonen Sunday sejak 2 Februari 1994.[7] Manga ini diadaptasi menjadi sebuah serial anime yang disutradarai oleh Kenji Kodama dan Yasuichiro Yamamoto dan diproduksi oleh TMS Entertainment dan Yomiuri Telecasting Corporation.[8][9] Episode pertama serial anime ditayangkan di Nippon Television Network System Jepang pada tanggal 8 Januari 1996.[10]", "question_text": "Apa judul pertama Serial Detektif Conan?", "answers": [{"text": "Meitantei Konan", "start_byte": 6, "limit_byte": 21}]} {"id": "-3410643023942760581-2", "language": "indonesian", "document_title": "Masjid Wapauwe", "passage_text": "Mulanya Masjid ini bernama Masjid Wawane karena dibangun di Lereng Gunung Wawane oleh Pernada Jamilu, keturunan Kesultanan Islam Jailolo dari Moloku Kie Raha (Maluku Utara). Kedatangan Perdana Jamilu ke tanah Hitu sekitar tahun 1400 M, yakni untuk menyebarkan ajaran Islam pada lima negeri di sekitar pegunungan Wawane yakni Assen, Wawane, Atetu, Tehala dan Nukuhaly, yang sebelumnya sudah dibawa oleh mubaligh dari negeri Arab.", "question_text": "siapakah yang membangun Masjid Tua Wapauwe?", "answers": [{"text": "Pernada Jamilu, keturunan Kesultanan Islam Jailolo dari Moloku Kie Raha", "start_byte": 86, "limit_byte": 157}]} {"id": "-958469990406572238-2", "language": "indonesian", "document_title": "Amanita phalloides", "passage_text": "A.phalloides adalah salah satu yang paling beracun dari semua jamur payung yang dikenal. Diperkirakan bahwa sesedikit setengah dari jamur ini mengandung racun yang cukup untuk membunuh manusia dewasa. Ini telah terlibat dalam mayoritas kematian manusia akibat keracunan jamur,[1] mungkin termasuk kematian Kaisar Romawi Claudius pada tahun 54 M dan Kaisar Romawi Suci Karl VI pada tahun 1740. Ini telah menjadi subyek dari banyak penelitian, dan banyak dari agen biologis aktifnya telah diisolasi. Konstituen beracun utama adalah α-amanitin, yang merusak hati dan ginjal, menyebabkan gagal hati dan ginjal yang bisa berakibat fatal.", "question_text": "Jamur apa yang tidak dapat dikonsumsi oleh manusia?", "answers": [{"text": "A.phalloides", "start_byte": 0, "limit_byte": 12}]} {"id": "257340235139644300-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mandar dengkur", "passage_text": "Mandar dengkur (Latin: Aramidopsis plateni, English: snoring rail, Celebes rail, Platen's rail) adalah burung Rallidae besar tak terbang, satu-satunya anggota dari genus Aramidopsis. Burung ini endemik di Indonesia yang ditemukan di vegetasi yang lebat di daerah basah dari Sulawesi dan Buton di dekatnya. Burung ini memiliki bagian bawah abu-abu, dagu putih, sayap coklat, dan belang berwarna karat pada leher belakang. Kedua jenis kelamin hampir sama, tetapi betina memiliki belang pada leher dan paruh berwarna cerah dan selaput pelangi yang berbeda warna. Suara khasnya adalah suara mendengkur ee-orrrr yang memberikan namanya pada bahasa Inggris.", "question_text": "Dimana Mandar dengkur pertama ditemukan?", "answers": [{"text": "Indonesia", "start_byte": 205, "limit_byte": 214}]} {"id": "2392230271773571824-4", "language": "indonesian", "document_title": "Tahun Baru Imlek", "passage_text": "Dalam kalender Gregorian, Tahun Baru Imlek jatuh pada tanggal yang berbeda setiap tahunnya, antara tanggal 21 Januari sampai 20 Februari. Dalam kalender Tionghoa, titik balik mentari musim dingin harus terjadi di bulan 11, yang berarti Tahun Baru Imlek biasanya jatuh pada bulan baru kedua setelah titik balik mentari musim dingin (dan kadang yang ketiga jika pada tahun itu ada bulan kabisat). Di budaya tradisional di Tiongkok, lichun adalah waktu solar yang menandai dimulainya musim semi, yang terjadi sekitar 4 Februari.", "question_text": "Kapan masyarakat Tionghoa merayakan Tahun Baru Imlek?", "answers": [{"text": "bulan 11, yang berarti Tahun Baru Imlek biasanya jatuh pada bulan baru kedua setelah titik balik mentari musim dingin", "start_byte": 213, "limit_byte": 330}]} {"id": "1213490698987648442-0", "language": "indonesian", "document_title": "L'Arc~en~Ciel", "passage_text": "L'Arc~en~Ciel(ラルク アン シエル,Raruku An Shieru, \"Pelangi\" dalam bahasa Prancis) adalah nama grup musik Jepang beraliran J-Rock. Band ini beranggotakan Hyde (vokal), Ken (gitar), Tetsuya (bass), dan Yukihiro (drum). Grup musik ini didirikan oleh Tetsuya pada Februari 1991. Nama \"L'Arc~en~Ciel\" berasal dari sebuah kata dalam bahasa Perancis yang secara harfiah berarti \"lengkungan di langit\" atau \"pelangi\", nama ini diambil dari judul sebuah film Perancis yang pernah ditonton oleh Tetsuya.", "question_text": "siapakah vokalis L'Arc~en~Ciel?", "answers": [{"text": "Hyde", "start_byte": 162, "limit_byte": 166}]} {"id": "4573427735947958092-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naskah Laut Mati", "passage_text": "Naskah Laut Mati, dalam arti sempit dari Naskah Gua-gua Qumran,[notes 1] adalah suatu kumpulan sekitar 981 naskah berbeda yang ditemukan antara tahun 1946 dan 1956 dalam 11 gua di sekitar pemukiman kuno di Khirbet Qumran di Tepi Barat. Gua-gua tersebut terletak sekitar 2 kilometer ke pedalaman dari sebelah barat laut pantai Laut Mati, tempat asal naskah-naskah tersebut memperoleh namanya.[3]", "question_text": "Berapa jumlah Naskah Laut Mati?", "answers": [{"text": "981", "start_byte": 103, "limit_byte": 106}]} {"id": "-7716933318549805956-4", "language": "indonesian", "document_title": "Pertempuran Bud Dajo Pertama", "passage_text": "Meskipun Moro permusuhan mereda selama hari-hari terakhir gubernur Wood (masa jabatan pengganti Wood, Tasker H. Bliss, adalah periode kedamaian relatif), itu dalam suasana tegang ini kemarahan Moro bahwa peristiwa yang mengarah ke Pertempuran Bud Dajo berlangsung. Menurut Hermann Hagedorn, orang-orang Moro yang tinggal di Bud Dajo adalah \"sisa-sisa kain-menandai-dan-berbuntut dua atau tiga pemberontakan, kambing hitam dari selusin lipatan, pemberontak melawan pajak pemungutan suara, mati-keras terhadap pendudukan Amerika, penjahat yang tidak mengenal datto (penguasa) dan dikutuk oleh elemen stabil di antara Moro itu sendiri.\" [8]Vic Hurley, penulis Swish of the Kris, menambahkan bahwa\" penyebab yang berkontribusi pada pertempuran Bud Dajo adalah kebencian atas pembatasan perdagangan budak, merampok ternak, dan hak mencuri perempuan dari Moro Sulu.\" [9]Di sisi lain, Mayor Hugh Scott menggambarkan para penghuni Bud Dajo sebagai penduduk desa yang tidak aman yang mencari perlindungan dari pergolakan di Jolo yang disebabkan oleh tindakan pasukan Amerika.[12]", "question_text": "Apa penyebab Pertempuran Pertama Bud Dajo?", "answers": [{"text": "kebencian atas pembatasan perdagangan budak, merampok ternak, dan hak mencuri perempuan dari Moro Sulu", "start_byte": 756, "limit_byte": 858}]} {"id": "6714276542513654569-10", "language": "indonesian", "document_title": "Frozen (film 2013)", "passage_text": "Kristen Bell sebagai Anna, Putri dari Kerajaan Arendelle, yang penuh semangat, berani, ceria, dan tanggung jawab. Anna bertualang di salju bersama Kristoff untuk mengembalikan musim panas ke Arendelle.\nLizzy Stubenrauch mengisi suara Anna balita\nKatie Lopez' mengisi suara Anna balita (menyanyi)\nAgatha Lee Monn mengisi suara Anna kecil (menyanyi)\nIdina Menzel sebagai Elsa, Ratu Arendelle, yang juga kakak perempuan Anna yang mempunyai kekuatan sihir es dan membekukan Kerajaan Arendelle.\nEva Bella sebagai Elsa kecil\nSpencer Lacey Ganus sebagai Elsa remaja\nJonathan Groff sebagai Kristoff, pemanen es penyendiri, yang biasa tinggal di gunung. Salju dan es adalah kesukaannya. Sven si rusa adalah sahabat baiknya.\nTyrre Brown sebagai Kristoff kecil\nJosh Gad sebagai Olaf, si manusia salju yang dibuat Elsa\nSantino Fontana sebagai Hans, Pangeran dari Kepulauan Selatan. Dia mempunyai 12 kakak laki-laki.\nAlan Tudyk sebagai Duke of Weselton\nCiarán Hinds sebagai Grand Pabbie, raja troll\nChris Williams sebagai Oaken, pemilik toko Oaken\nMaia Wilson sebagai Bulda, troll yang juga ibu yang merawat Kristoff\nMaurice LaMarche sebagai Raja Arendelle, ayah Anna dan Elsa\nJennifer sebagai Ratu Arendelle, ibu Anna dan Elsa", "question_text": "Siapa pengisi suara Elsa dalam film Frozen?", "answers": [{"text": "Idina Menzel", "start_byte": 348, "limit_byte": 360}]} {"id": "-6103281536728252735-0", "language": "indonesian", "document_title": "Brunei Darussalam", "passage_text": "Brunei Darussalam atau Brunei[1][2][3][4] dengarkan /bruːˈnaɪ/, nama resmi: Negara Brunei Darussalam, (Malay: Negara Brunei Darussalam, Jawi: نڬارا بروني دارالسلام‎), adalah negara berdaulat di Asia Tenggara yang terletak di pantai utara pulau Kalimantan. Negara ini memiliki wilayah seluas 5.765km² yang menempati pulau Borneo dengan garis pantai seluruhnya menyentuh Laut Cina Selatan. Wilayahnya dipisahkan ke dalam dua negara bagian di Malaysia yaitu Sarawak dan Sabah.", "question_text": "Berapa luas Brunei Darussalam ?", "answers": [{"text": "5.765km²", "start_byte": 315, "limit_byte": 324}]} {"id": "2224671012177228482-1", "language": "indonesian", "document_title": "Adam Stefan Sapieha", "passage_text": "Sapieha dilahirkan tahun 1867 di Istana Krasiczyn. Keluarganya adalah anggota kaum bangsawan. Ia paling muda dari tujuh bersaudara anak-anak dari Pangeran Adam Stanisław Sapieha-Kodenski dan Putri Jadwiga Klementyna Sanguszko-Lubartowicza.", "question_text": "Kapan Pangeran Adam Stefan Stanisław Bonfatiusz Józef Sapieha lahir ?", "answers": [{"text": "1867", "start_byte": 25, "limit_byte": 29}]} {"id": "4659538516103057687-3", "language": "indonesian", "document_title": "Piala FA", "passage_text": "Wanderers, klub yang didirikan oleh orang-orang sekolah negeri dan diperkuat pemain-pemain universitas, menjadi juara untuk pertama kalinya. Di final, mereka mengalahkan Kennington Oval, 1-0. Pada pertandingan yang disaksikan sekitar 2.000 orang itu, gol kemenangan Wanderers dicetak Morton Betts.", "question_text": "Siapa pemenang Piala FA I ?", "answers": [{"text": "Morton Betts", "start_byte": 284, "limit_byte": 296}]} {"id": "-6358813657392120913-23", "language": "indonesian", "document_title": "Denmark", "passage_text": "Perbatasan Denmark dengan Jerman adalah sepanjang 68km, dan dikelilingi 7.314km garis pantai. Luasnya 43.094km2. Sejak tahun 2000 Denmark telah terhubung dengan Jembatan Øresund ke Swedia selatan.", "question_text": "Berapa luas negara Denmark?", "answers": [{"text": "43.094km2", "start_byte": 102, "limit_byte": 111}]} {"id": "5880957917970903710-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Ketapang", "passage_text": "Kabupaten Ketapang adalah salah satu Daerah Tingkat II di provinsi Kalimantan Barat. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Ketapang, sebuah kota yang terletak di tepi Sungai Pawan. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 31.240,74km² dan berpenduduk sebesar 427.460 Jiwa (2010).", "question_text": "Berapakah luas Kabupaten Ketapang?", "answers": [{"text": "31.240,74km²", "start_byte": 219, "limit_byte": 232}]} {"id": "-8188220314997271155-0", "language": "indonesian", "document_title": "Protagonis", "passage_text": "Protagonis (bahasa Yunani: protagonistes) adalah tokoh utama dalam buku, film, permainan video, maupun teater. Dalam literatur, protagonis adalah tokoh yang melawan antagonis. Protagonis sering merupakan seorang pemeran utama, kadang-kadang seorang jagoan atau hal lainnya yang merupakan konflik dengan antagonis.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan tokoh protagonis ?", "answers": [{"text": "tokoh utama dalam buku, film, permainan video, maupun teater", "start_byte": 49, "limit_byte": 109}]} {"id": "-3899369721088220629-2", "language": "indonesian", "document_title": "Politik Kerajaan Arab Saudi", "passage_text": "\nArab Saudi adalah negara monarki absolut, meskipun, menurut Undang-undang Arab Saudi yang diadopsi oleh keputusan pemerintah pada tahun 1992, raja harus mematuhi Syariah (yaitu, hukum Islam) dan Al-Quran.[3] Al-Quran dan Sunnah dinyatakan sebagai konstitusi negara.[4] Tidak ada konstitusi tertulis yang sah, sehingga dasar konstitusi Al-Quran dan Sunnah menurut interpretasi. Ini dilakukan oleh ulama, organisasi agama Arab Saudi.[5]", "question_text": "Bagaimanakah sistem pemerintahan Arab saudi ?", "answers": [{"text": "monarki absolut", "start_byte": 26, "limit_byte": 41}]} {"id": "-2836466896297333669-1", "language": "indonesian", "document_title": "Angkutan cepat di Roma", "passage_text": "Angkutan cepat di Roma (Italian: Metropolitana di Roma) adalah sisitem transportasi bawah tanah publik yang beroperasi di Roma, Italia. Jalur ini dibuka pada tahun 1955. Saat ini ada dua jalur yang beroperasi, Jalur A (warna oranye) dan Jalur B (biru). Jalur ketiga, Jalur C (hijau), dan cabang baru dari Jalur B, sedang dalam pembangunan. Rencana juga dilakukan untuk jalur keempat. Jalur saat ini (38 km) memiliki bentuk X dengan keduanya saling bersilangan di Stasiun Temini, stasiun kereta api uatama di Roma.", "question_text": "Berapa jumlah jalur Angkutan cepat di Roma?", "answers": [{"text": "dua", "start_byte": 183, "limit_byte": 186}]} {"id": "8223323662278916065-19", "language": "indonesian", "document_title": "Fungi", "passage_text": "Fungi melakukan reproduksi secara aseksual dan seksual. Reproduksi secara aseksual terjadi dengan pembentukan kuncup atau tunas pada jamur uniseluler serta pemutusan benang hifa (fragmentasi miselium) dan pembentukan spora aseksual (spora vegetatif) pada fungi multiseluler. Reproduksi jamur secara seksual dilakukan oleh spora seksual. Spora seksual dihasilkan secara singami. Singgami terdiri dari dua tahap, yaitu tahap plasmogami dan tahap kariogami.", "question_text": "Bagaimana proses pembentukan jamur?", "answers": [{"text": "melakukan reproduksi secara aseksual dan seksual", "start_byte": 6, "limit_byte": 54}]} {"id": "9067187244892953189-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pennsylvania", "passage_text": "Pennsylvania adalah sebuah negara bagian di Amerika Serikat. Negara bagian ini terletak di pesisir timur Amerika Serikat (East Coast). Pada tahun 2008, negara bagian ini memiliki jumlah penduduk sebesar 3.642.361 jiwa dan memiliki luas wilayah 116.024km². Ibu kotanya adalah Harrisurg.", "question_text": "Berapa luas wilayah Pennsylvania?", "answers": [{"text": "116.024km²", "start_byte": 244, "limit_byte": 255}]} {"id": "4158531088410205205-1", "language": "indonesian", "document_title": "Candi Prambanan", "passage_text": "Kompleks candi ini terletak di kecamatan Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta dan kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah[1] kurang lebih 17 kilometer timur laut Yogyakarta, 50 kilometer barat daya Surakarta dan 120 kilometer selatan Semarang, persis di perbatasan antara provinsi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta.[2] Letaknya sangat unik, Candi Prambanan terletak di wilayah administrasi desa Bokoharjo, Prambanan, Sleman, sedangkan pintu masuk kompleks Candi Prambanan terletak di wilayah adminstrasi desa Tlogo, Prambanan, Klaten.", "question_text": "Dimana letak candi Prambanan?", "answers": [{"text": "kecamatan Prambanan, Sleman, DI Yogyakarta dan kecamatan Prambanan, Klaten, Jawa Tengah", "start_byte": 31, "limit_byte": 118}]} {"id": "2528315706950575301-1", "language": "indonesian", "document_title": "Falintil", "passage_text": "Nama FALINTIL merupakan singkatan dari nama lengkap dalam Portugis, Forças Armadas da Libertacao Nacional de Timor-Leste. Dalam Indonesia ini diterjemahkan sebagai Angkatan Bersenjata untuk Pembebasan Nasional Timor Timur.", "question_text": "Apa itu Falintil ?", "answers": [{"text": "Forças Armadas da Libertacao Nacional de Timor-Leste", "start_byte": 68, "limit_byte": 121}]} {"id": "-441237148626752056-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stalagmit", "passage_text": "jmpl|Coves d'Artà, Mallorca, Spanyol\nStalagmit adalah pembentukan gua secara vertikal (tumbuh dari bawah ke atas).[1] Stalagmit terbentuk dari kumpulan kalsit yang berasal dari air yang menetes.[2] Stalagmit ditemukan di lantai gua, biasanya langsung ditemukan di bawah stalaktit.[1] Mineral yang dominan dalam pembentukan stalagmit adalah kalsit (kalsium karbonat).[3] Mineral lainnya meliputi karbonat lain, opal, kalsedon, limonit dan beberapa sulfida.[3]", "question_text": "Apa itu stalakmit?", "answers": [{"text": "pembentukan gua secara vertikal", "start_byte": 55, "limit_byte": 86}]} {"id": "-425730305934720727-22", "language": "indonesian", "document_title": "Michaelangelo Buonarroti", "passage_text": "Michaelangelo meninggal dunia pada 18 Februari 1564 di usia 88 tahun. Ia sempat membuat parodi Pietà, dengan mengganti Bunda Maria dengan sosok yang diduga adalah dirinya sendiri.", "question_text": "umur berapakah saat Michelangelo Buonarroti meninggal dunia?", "answers": [{"text": "88 tahun", "start_byte": 60, "limit_byte": 68}]} {"id": "801504017237717033-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kapal segel merah", "passage_text": "jmpl|250px|Kapal segel merah (Shuinsen) Jepang tahun 1634, memakai desain layar persegi dan segitiga (lateen), kemudi, dan buritan gaya Barat. Kapal ini umumnya dipersenjatai 6-8 meriam. Museum Sains Kelautan Tokyo.\n\nKapal segel merah(朱印船,Shuinsen) adalah kapal layar bersenjata pedagang Jepang yang berlayar dalam perdagangannya ke pelabuhan-pelabuhan Asia Tenggara, dengan izin bersegel merah yang dikeluarkan di awal Keshogunan Tokugawa, pada paruh pertama abad ke-17. Antara 1600 dan 1635, lebih dari 350 kapal Jepang melakukan pelayaran dagang ke luar negeri di bawah sistem izin ini.", "question_text": "tahun berapakah kapal segel merah berlayar?", "answers": [{"text": "1634", "start_byte": 53, "limit_byte": 57}]} {"id": "-2500524766654571813-0", "language": "indonesian", "document_title": "Yen", "passage_text": "jmpl|Uang logam Jepang, ¥1, ¥5, ¥10, ¥50, ¥100, ¥500\nYen adalah mata uang Jepang. Simbol: ¥; atau dalam bahasa Jepang: en(円).", "question_text": "apakah mata uang yang digunakan di Jepang?", "answers": [{"text": "Yen", "start_byte": 59, "limit_byte": 62}]} {"id": "8057798398368900361-17", "language": "indonesian", "document_title": "Televisi", "passage_text": "Pada tahun yang sama pula, Philo Farnsworth berhasil membuat sistem televisi pertama di dunia dengan pemindai elektronik pada kedua perangkat tampilan dan pickup,[13] di mana temuannya ini pertama kali ia demonstrasikan di depan media pers pada 1 September 1928.[13][14]", "question_text": "siapakah pencipta TV?", "answers": [{"text": "Philo Farnsworth", "start_byte": 27, "limit_byte": 43}]} {"id": "-6681491269890372833-5", "language": "indonesian", "document_title": "Pengepungan Breslau", "passage_text": "Kota itu dikepung sebagai bagian dari Operasi Ofensif Lower Silesian pada tanggal 13 Februari 1945 oleh Angkatan Darat ke-6 (Soviet) dari Front ke-1 Ukraina yang dipimpin oleh Marsekal Ivan Koniev, dan pengepungan Breslau selesai dihari berikutnya. Front ke-1 Ukraina mengepung kota dengan korps Senapan ke-22 dan ke-74, dan dilindungi oleh korps ke-77, serta unit-unit lain yang lebih kecil. 50,000 pasukan jerman yang membela kota.[2] Pengepungan Breslau terdiri dari pertempuran jalanan dari rumah-ke-rumah yang merusak. Kota itu dibombardir oleh artileri dari Angkatan Darat ke-6 (Soviet), serta Angkatan Udara ke-2 (Soviet) dan Angkatan Udara ke-18 (Soviet),\ndan kehancuran yang disebabkan oleh tentara Jerman.", "question_text": "Mengapa Pertempuran Breslau terjadi?", "answers": [{"text": "bagian dari Operasi Ofensif Lower Silesian pada tanggal 13 Februari 1945 oleh Angkatan Darat ke-6 (Soviet) dari Front ke-1 Ukraina yang dipimpin oleh Marsekal Ivan Koniev", "start_byte": 26, "limit_byte": 196}]} {"id": "-3985442491589143954-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinasti Ikhsyidiyah", "passage_text": "Dinasti Ikhsyidiyah adalah dinasti yang memerintah Mesir pada tahun 935 sampai 969. Muhammad bin Tughj al-Ikhshid, adalah seorang tentara budak keturunan Turki,[1][2][3] yang ditunjuk sebagai Gubernur oleh Kekhalifahan Abbasiyah[4] Dinasti menggunakan gelar Arab Wali karena posisi mereka sebagai gubernur di bawah Abbasiyah. Ikhsyidiyah berkuasa sampai Fatimiyah menguasai Fustat pada tahun 969.[5]", "question_text": "Siapa itu al-Ikhshīd ?", "answers": [{"text": "tentara budak keturunan Turki,[1][2][3] yang ditunjuk sebagai Gubernur oleh Kekhalifahan Abbasiyah", "start_byte": 130, "limit_byte": 228}]} {"id": "6736737278906563996-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pecahan", "passage_text": "\nPecahan (Fraksi) adalah istilah dalam matematika yang terdiri dari pembilang dan penyebut. Hakikat transaksi dalam bilangan pecahan adalah bagaimana cara menyederhanakan pembilang dan penyebut. Penyederhanaan pembilang dan penyebut akan memudahkan dalam operasi aritmetika sehingga tidak menghasilkan angka yang terlalu besar tetapi tetap mempunyai nilai yang sama. Contohnya: bila dibandingkan antara 50/100 dan ½ maka lebih mudah dan sederhana melihat angka ½. 50/100 terlihat sebagai ”angka raksasa” yang kelihatannya lebih kompleks dibandingkan ½, padahal sebenarnya kedua angka ini tetap memiliki nilai yang sama. Pada operasi penjumlahan dan pengurangan pada pecahan selain disederhanakan juga penyebutnya harus disamakan dengan bilangan yang sama, sedangkan pada operasi perkalian caranya adalah pembilang dikali pembilang, penyebut dikali penyebut. dan dalam operasi pembagian, pecahan yang di kanan dibalikkan, setelah dibalikkan, tanda: diubah menjadi tanda kali (X), seperti 3/4: 5/6 = 3/4 X 6/5 = 18/20 = 9/10.", "question_text": "Apa itu bilangan pecahan?", "answers": [{"text": "istilah dalam matematika yang terdiri dari pembilang dan penyebut", "start_byte": 25, "limit_byte": 90}]} {"id": "-4432479523027694410-0", "language": "indonesian", "document_title": "Molekul", "passage_text": "Sebuah molekul adalah gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia.[4][5][6][7][8] Molekul dibedakan dari ion berdasarkan ketiadaan muatan listrik. Namun, dalam fisika kuantum, kimia organik, dan biokimia, istilah molekul sering digunakan dengan agak longgar, juga digunakan untuk ion poliatomik.", "question_text": "apa yang di maksud molekul?", "answers": [{"text": "gugusan yang secara elektris netral yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berikatan melalui ikatan kimia", "start_byte": 22, "limit_byte": 139}]} {"id": "-5211585812234518727-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sultan Mansur Syah", "passage_text": "Sultan Mansur Syah, juga dikenal Alauddin Ibrahim Mansur Syah (meninggal 1870) adalah penguasa ketiga puluh Kesultanan Aceh. Ia merupakan salah satu sultan dari dinasti Bugis.", "question_text": "Siapakah sultan ketiga puluh kesultanan Aceh?", "answers": [{"text": "Sultan Mansur Syah", "start_byte": 0, "limit_byte": 18}]} {"id": "7154079915268466881-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tari Bali", "passage_text": "Tari Bali tidak selalu bergantung pada alur cerita.[1] Tujuan utama penari Bali adalah untuk menarikan tiap tahap gerakan dan rangkaian dengan ekspresi penuh.[1] Kecantikan tari Bali tampak pada gerakan-gerakan yang abstrak dan indah.[1] Tari-tari Bali yang paling dikenal antara lain pendet, gabor, baris, sanghyang dan legong.[1]", "question_text": "Apakah tarian yang terkenal yang berasal dari daerah Bali ?", "answers": [{"text": "pendet, gabor, baris, sanghyang dan legong", "start_byte": 285, "limit_byte": 327}]} {"id": "5452539098256088616-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Kacirebonan", "passage_text": "Kesultanan Kacirebonan adalah berdiri pada tahun 1808 sebagai hasil perundingan keluarga besar kesultanan Kanoman dikarenakan telah bertahtanya Sultan Anom V Pangeran Raja Abu Soleh Immamudin yang merupakan adik dari Pangeran Raja Kanoman (putera tertua Sultan Anom IV Pangeran Raja Adipati Muhammad Chaerudin), hasil dari perundingan besar menghasilkan bahwa kesultanan Kanoman dibagi menjadi dua, yaitu kesultanan Kanoman dengan sultannya Sultan Anom V Pangeran Raja Abu Soleh Immamudin dan kesultanan Kacirebonan dengan sultannya adalah Pangeran Raja Kanoman yang diberi gelar Sultan Kacirebonan I Sultan Cerbon Kacirebonan Amirul Mukminin. Pada masa awal menjabat Sultan Kacirebonan I tidak memiliki keraton dia hidup sederhana dengan permaisurinya yaitu Ratu Raja Resminingpuri di Taman Sari Gua Sunyaragi dan selalu menolak uang pensiunan yang diberikan oleh Belanda. Baru setelah dia meninggal pada tahun 1814, dikarenakan putranya yang masih kecil yaitu Pangeran Raja Madenda, Ratu Raja Resminingpuri memutuskan untuk membangun keraton Kacirebonan dan menjadi wali sementara bagi puteranya.", "question_text": "Siapa raja pertama Kesultanan Kacirebonan ?", "answers": [{"text": "Pangeran Raja Kanoman", "start_byte": 540, "limit_byte": 561}]} {"id": "4349341279630066550-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "kapankah tabel periodik diciptakan pertama kali?", "answers": [{"text": "1869", "start_byte": 163, "limit_byte": 167}]} {"id": "-6426882800715105281-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kamen Rider", "passage_text": "Seri Kamen Rider merupakan hasil produksi bersama Mainichi Broadcasting System/NET, dan dibuat oleh Studio Toei. Adaptasi manga Kamen Rider diterbitkan di Shōnen Magazine pada masa yang sama. Kamen Rider adalah serial Kamen Rider yang pertama dari serangkaian serial Kamen Rider.", "question_text": "Siapa yang memproduksi Kamen Rider?", "answers": [{"text": "Mainichi Broadcasting System/NET", "start_byte": 50, "limit_byte": 82}]} {"id": "1290785049062501824-0", "language": "indonesian", "document_title": "Naruto", "passage_text": "Naruto (ナルト) adalah sebuah serial manga karya Masashi Kishimoto yang diadaptasi menjadi serial anime. Manga Naruto bercerita seputar kehidupan tokoh utamanya, Naruto Uzumaki, seorang ninja yang hiperaktif, periang, dan ambisius yang ingin mewujudkan keinginannya untuk mendapatkan gelar Hokage, pemimpin dan ninja terkuat di desanya. Serial ini didasarkan pada komik one-shot oleh Kishimoto yang diterbitkan dalam edisi Akamaru Jump pada Agustus 1997.[1]", "question_text": "kapankah serial anime manga Naruto dimulai pertama kali?", "answers": [{"text": "1997", "start_byte": 452, "limit_byte": 456}]} {"id": "1067222211440294252-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar karakter One Piece", "passage_text": "Tokoh utama dalam serial ini adalah Monkey D. Luffy, seorang bajak laut muda yang bermimpi untuk menggantikan Gol D. Roger, mantan Raja Bajak Laut (Pirate King) yang telah meninggal, dengan jalan menemukan harta karun legendaris miliknya, \"One Piece\". Selama perjalanannya, Luffy merekrut beragam anggota kru untuk kelompok bajak lautnya, Bajak Laut Topi-Jerami, termasuk di antaranya ahli pedang Roronoa Zoro, navigator Nami, inventor dan penembak jitu Usopp, koki dan ahli bela diri Sanji, rusa antropomorfis dan dokter Tony Tony Chopper, arkeolog Nico Robin, cyborg ahli kapal Franky, dan musisi kerangka-hidup Brook. Bersama mereka mengarungi laut untuk mencapai mimpi mereka, menghadapi bajak laut lain, bounty hunter, organisasi kriminal, revolusioner, agen rahasia, dan tentara World Government, serta beragam teman dan musuh lain.", "question_text": "siapakah karakter utama dalam One Piece?", "answers": [{"text": "Monkey D. Luffy", "start_byte": 36, "limit_byte": 51}]} {"id": "-8497603432542710896-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Kolaka Utara", "passage_text": "Kabupaten Kolaka mencakup wilayah daratan dan kepulauan yang memiliki daratan seluas 3.391km2 dan wilayah perairan (laut) diperkirakan seluas ± 5.000km2.", "question_text": "Berapa luas Kabupaten Kolaka Utara?", "answers": [{"text": "3.391km2", "start_byte": 85, "limit_byte": 93}]} {"id": "6686906915363918468-31", "language": "indonesian", "document_title": "Ekonomi", "passage_text": "\nPrinsip ekonomi merupakan pedoman untuk melakukan tindakan ekonomi yang didalamnya terkandung asas dengan pengorbanan tertentu diperoleh hasil yang maksimal.\nPrinsip ekonomi adalah dengan pengorbanan sekecil-kecilnya untuk memperoleh hasil tertentu, atau dengan pengorbanan tertentu untuk memperoleh hasil semaksimal mungkin.", "question_text": "Apakah prinsip dasar dari ekonomi ?", "answers": [{"text": "pengorbanan sekecil-kecilnya untuk memperoleh hasil tertentu, atau dengan pengorbanan tertentu untuk memperoleh hasil semaksimal mungkin", "start_byte": 189, "limit_byte": 325}]} {"id": "5645646115729691987-0", "language": "indonesian", "document_title": "Durian", "passage_text": "Durian adalah nama tumbuhan tropis yang berasal dari wilayah Asia Tenggara, sekaligus nama buahnya yang bisa dimakan. Nama ini diambil dari ciri khas kulit buahnya yang keras dan berlekuk-lekuk tajam sehingga menyerupai duri. Sebutan populernya adalah \"raja dari segala buah\" (King of Fruit). Durian adalah buah yang kontroversial, meskipun banyak orang yang menyukainya, namun sebagian yang lain malah muak dengan aromanya.", "question_text": "Dari mana asal pohon durian?", "answers": [{"text": "Asia Tenggara", "start_byte": 61, "limit_byte": 74}]} {"id": "7607180682793465717-0", "language": "indonesian", "document_title": "Krisis politik Belgia 2007-2011", "passage_text": "Krisis politik Belgia 2007-2011 merupakan salah satu krisis yang terpanjang dalam sejarah politik Belgia. Krisis ini terjadi karena adanya perbedaan posisi antara kelompok partai politik Belanda dan kelompok partai politik Perancis.", "question_text": "Apa penyebab utama dari Krisis politik Belgia 2007-2011?", "answers": [{"text": "adanya perbedaan posisi antara kelompok partai politik Belanda dan kelompok partai politik Perancis", "start_byte": 132, "limit_byte": 231}]} {"id": "-814622274811677741-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sungai Nil", "passage_text": "Sungai Nil (Arabic: النيل‎, romanized:an-nīl atau bahasa Mesir/Koptik iteru ), di Afrika, adalah satu dari dua sungai terpanjang di Bumi. Sungai Nil mengalir sepanjang 6.650km atau 4.132 mil dan membelah tak kurang dari sembilan negara yaitu: Ethiopia, Zaire, Kenya, Uganda, Tanzania, Rwanda, Burundi, Sudan, Sudan Selatan dan tentu saja Mesir. Karena sungai Nil mempunyai sama artinya dalam sejarah bangsa Mesir (terutama Mesir kuno) maka sungai Nil identik dengan Mesir.", "question_text": "Sungai apa yang terpanjang di Africa?", "answers": [{"text": "Nil", "start_byte": 7, "limit_byte": 10}]} {"id": "3761694064773220264-2", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Raja Arab Saudi", "passage_text": "Raja Abdulaziz (juga dikenal sebagai Ibn Saud) memulai pendirian Arab Saudi saat ini sejak 1902, dengan menjadikan keluarganya sebagai emir Riyadh. Ia kemudian memulai penaklukan pertamanya ke Nejd (1922) dan kemudian Hejaz (1925). Ia memegang jabatan sebagai Sultan Nejd, serta Raja Hejaz dan Nejd, kemudian berubah menjadi Kerajaan Arab Saudi pada 1932.", "question_text": "Siapa raja pertama Arab Saudi?", "answers": [{"text": "Raja Abdulaziz", "start_byte": 0, "limit_byte": 14}]} {"id": "-6228867819147591422-0", "language": "indonesian", "document_title": "Paus (Gereja Katolik)", "passage_text": "\nPaus (dari Dutch: paus; Latin: papa dari Greek: πάππας pappas,[1] \"ayah\")[2] adalah Uskup Roma dan pemimpin Gereja Katolik di seluruh dunia.[3] Keutamaan Uskup Roma sebagian besar berasal dari peranannya dalam tradisi sebagai penerus Santo Petrus, kepada siapa Yesus memberikan kunci Surga dan kuasa untuk \"mengikat dan melepaskan\" serta menyebutnya sebagai \"batu karang\" yang di atasnya Gereja kemudian dibangun. Paus saat ini adalah Paus Fransiskus, terpilih pada tanggal 13 Maret 2013, menggantikan Paus Benediktus XVI.[4]", "question_text": "Siapa nama pemimpin gereja ?", "answers": [{"text": "Paus", "start_byte": 1, "limit_byte": 5}]} {"id": "3423372838280867505-0", "language": "indonesian", "document_title": "Spesies", "passage_text": "\nSpesies atau jenis adalah suatu takson yang dipakai dalam taksonomi untuk menunjuk pada satu atau beberapa kelompok individu (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling membagi gen) namun tidak dapat dengan anggota kelompok yang lain. Anggota-anggota dalam suatu spesies jika saling berkawin dapat menghasilkan keturunan yang fertil tanpa hambatan reproduktif. Dapat terjadi, sejumlah kelompok dalam suatu spesies tidak saling berkawin karena hambatan geografis namun bila dipertemukan dan dikawinkan dapat menghasilkan keturunan fertil. Dua spesies yang berbeda jika saling berkawin akan menghadapi masalah hambatan biologis; apabila menghasilkan keturunan yang sehat, keturunan ini biasanya steril/mandul. Definisi ini pada beberapa kasus tidak dipenuhi, sehingga muncul masalah spesies. Dalam kasus-kasus tersebut, ukuran yang sering digunakan untuk menentukan spesies berbeda-beda, seperti kesamaan DNA, morfologi, atau relung ekologi. Lebih jauh lagi, munculnya ciri-ciri khas tertentu dapat membagi spesies menjadi takson yang lebih kecil, seperti upaspesies (dalam botani, disebut juga varietas, subvarietas, dan formae).", "question_text": "Apakah yang dimaksud dengan spesies ?", "answers": [{"text": "takson yang dipakai dalam taksonomi untuk menunjuk pada satu atau beberapa kelompok individu (populasi) yang serupa dan dapat saling membuahi satu sama lain di dalam kelompoknya (saling membagi gen) namun tidak dapat dengan anggota kelompok yang lain", "start_byte": 33, "limit_byte": 283}]} {"id": "-1654824181986697542-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Dunia II", "passage_text": "\n\nPerang DuniaII atau Perang Dunia Kedua (biasa disingkat menjadi PDII atau PD2) adalah sebuah perang global yang berlangsung mulai tahun 1939 sampai 1945. Perang ini melibatkan banyak sekali negara di dunia —termasuk semua kekuatan besar—yang pada akhirnya membentuk dua aliansi militer yang saling bertentangan: Sekutu dan Poros. Perang ini merupakan perang terluas dalam sejarah yang melibatkan lebih dari 100 juta orang di berbagai pasukan militer. Dalam keadaan \"perang total\", negara-negara besar memaksimalkan seluruh kemampuan ekonomi, industri, dan ilmiahnya untuk keperluan perang, sehingga menghapus perbedaan antara sumber daya sipil dan militer. Ditandai oleh sejumlah peristiwa penting yang melibatkan kematian massal warga sipil, termasuk Holocaust dan pemakaian senjata nuklir dalam peperangan, perang ini memakan korban jiwa sebanyak 50 juta sampai 70 juta jiwa. Jumlah kematian ini menjadikan Perang Dunia II konflik paling mematikan sepanjang sejarah umat manusia.[1]", "question_text": "Kapan perang Dunia II dimulai ?", "answers": [{"text": "1939", "start_byte": 138, "limit_byte": 142}]} {"id": "-4402287685936691846-1", "language": "indonesian", "document_title": "Tantowi Yahya", "passage_text": "Sejak kecil, putra kedelapan pasangan H.M. Yahya Matusin dan Hj. Komariah Yahya ini telah bercita-cita menjadi orang terkenal. Baginya keterkenalan itu memudahkan semua persoalan. Bakat seni, khususnya musik sudah terlihat sejak ia di SD. Tantowi senang menyanyi, khususnya lagu-lagu barat yang kemudian ia kenal sebagai lagu-lagu Country. Darah musik mengalir dari ayahnya yang ketika muda dikenal di kampungnya di Indralaya, Sumatera Selatan sebagai seorang pemusik dan penyanyi. Untuk mewujudkan mimpi besarnya, Tantowi tak segan bekerja keras. Ia les bahasa Inggris sejak kelas 1 SMP, sesuatu yang masih jarang dilakukan anak seusianya untuk ukuran di Palembang pada waktu itu. Dan untuk les 3 kali seminggu yang harus ditempuh dengan jalan kaki dengan jarak 10 kilometer berarti dia harus mengorbankan waktunya untuk bermain. Menurut ayahnya, menguasai bahasa Inggris adalah jalan untuk menuju sukses. Disamping tekun, Tantowi juga berbakat di bahasa. Bahasa Inggris cepat dikuasainya dan akhirnya ia diminta mengajar di tempat dia kursus tersebut. Lulus SLTA, dia merantau ke Jawa untuk kuliah dalam rangka mengejar mimpinya untuk menjadi orang terkenal, meninggalkan berbagai kemudahan yang sudah diraihnya di daerah, antara lain gaji dari mengajar Bahasa Inggris dan kesempatan bekerja dimana-mana karena kemampuannya berbahasa asing. Sesuatu yang langka waktu itu.", "question_text": "dari manakah asal Tantowi Yahya?", "answers": [{"text": "Palembang", "start_byte": 656, "limit_byte": 665}]} {"id": "-5648570671023501918-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kapal induk", "passage_text": "Adalah Angkatan Laut Kekaisaran Jepang (Kaigun) yang menggunakan kapal Induk secara efektif pada awal Perang Dunia II. Akibat perjanjian maritim antara Inggris Amerika dan Jepang serta Perancis dan Jerman disepakati rasio tonase 5:5:3:1,5:1,5 untuk Amerika Serikat, Inggris, Jepang, Perancis dan Jerman membuat Jepang mengakalinya dengan membuat kapal induk ukuran sedang tetapi dilengkapi kekuatan udara yang mematikan sekalipun menuai kemarahan dari pihak militer sendiri. Bukti dari rekayasa Jepang adalah serangan atas Pearl Harbour 9 Desember 1941 yang menyadarkan Barat akan fungsi kapal induk yang dapat melakukan serangan mematikan atas instalasi sasaran lawan. Saat mulainya Perang Pasifik, Jepang memiliki 6 kapal induk yaitu Akagi, Kaga, Soryu, Hiryu, Shokaku, dan Zuikaku, dan 2 kapal induk ringan yaitu Hosho dan Ryujo. Jepang kehilangan 4 kapal induknya pada Pertempuran Midway, yaitu Akagi, Kaga, Soryu, dan Hiryu. Sejak saat itu, ofensif-ofensif Jepang menggunakan kapal induk sudah dihentikan dan menjadi tidak berarti lagi.", "question_text": "berapakah jenis kapal yang ada dalam Perang Dunia II?", "answers": [{"text": "6 kapal induk yaitu Akagi, Kaga, Soryu, Hiryu, Shokaku, dan Zuikaku, dan 2 kapal induk ringan yaitu Hosho dan Ryujo", "start_byte": 716, "limit_byte": 831}]} {"id": "-4181653494726463570-1", "language": "indonesian", "document_title": "Manga", "passage_text": "\n\nManga(Japanese:漫画,Hepburn:Manga, dengarkan; English: /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19.[1] Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang.[2] Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.[3]", "question_text": "Apa itu manga?", "answers": [{"text": "komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19", "start_byte": 107, "limit_byte": 276}]} {"id": "5537670387124367948-22", "language": "indonesian", "document_title": "Belgia", "passage_text": "Komunitas Flandria menyerap Kawasan Flandria pada 1980 untuk membentuk pemerintahan bangsa Flandria.[19] Perbatasan yang saling melengkapi atas kawasan dan komunitas itu telah menciptakan 2 keanehan khusus: wilayah Kawasan Brusel-Ibukota termasuk Komunitas Flandria dan Prancis, dan keseluruhan wilayah Komunitas penutur bahasa Jerman terletak di dalam Kawasan Walloon. Kawasan Flandria dan Walloon terbagi lebih lanjut dalam entitas administratif yakni provinsi.", "question_text": "Apa nama ibukota Belgia ?", "answers": [{"text": "Brusel", "start_byte": 223, "limit_byte": 229}]} {"id": "-8576684215686548641-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kerusuhan Stonewall", "passage_text": "\nKerusuhan Stonewall adalah serangkaian demonstrasi spontan dengan kekerasan oleh anggota komunitas gay memprotes penggerebekan polisi yang terjadi pada dini hari 28 Juni 1969 di Stonewall Inn, kawasan Greenwich Village, New York City. Demonstrasi ini secara luas dianggap sebagai suatu peristiwa paling penting yang memicu gerakan pembebasan gay dan perjuangan modern untuk hak-hak gay dan lesbian di Amerika Serikat.[2][3]", "question_text": "Kapan Kerusuhan Stonewall terjadi?", "answers": [{"text": "28 Juni 1969", "start_byte": 163, "limit_byte": 175}]} {"id": "-4811692857813102034-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vereenigde Oostindische Compagnie", "passage_text": "Kongsi Dagang atau Perusahaan Hindia Timur Belanda (Vereenigde Oostindische Compagnie atau disingkat VOC) yang didirikan pada tanggal 20 Maret 1602 adalah persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk aktivitas perdagangan di Asia. Disebut Hindia Timur karena ada pula Geoctroyeerde Westindische Compagnie yang merupakan persekutuan dagang untuk kawasan Hindia Barat. Perusahaan ini dianggap sebagai perusahaan multinasional pertama di dunia [1] sekaligus merupakan perusahaan pertama yang mengeluarkan sistem pembagian saham.[2]", "question_text": "Apa itu Vereenigde Oostindische Compagnie?", "answers": [{"text": "persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk aktivitas perdagangan di Asia", "start_byte": 155, "limit_byte": 245}]} {"id": "3770191878114765160-23", "language": "indonesian", "document_title": "Isaac Newton", "passage_text": "Principia dipublikasikan pada 5 Juli 1687 dengan dukungan dan bantuan keuangan dari Edmond Halley. Dalam karyanya ini Newton menyatakan hukum gerak Newton yang memungkinkan banyak kemajuan dalam revolusi Industri yang kemudian terjadi. Hukum ini tidak direvisi lagi dalam lebih dari 200 tahun kemudian, dan masih merupakan fondasi dari teknologi non-relativistik dunia modern. Dia menggunakan kata Latin gravitas (berat) untuk efek yang kemudian dinamakan sebagai gravitasi, dan mendefinisikan hukum gravitasi universal.", "question_text": "kapankah rumus gravitasi pertama kali diciptakan?", "answers": [{"text": "5 Juli 1687", "start_byte": 30, "limit_byte": 41}]} {"id": "8267981462267663491-5", "language": "indonesian", "document_title": "Pewarna indigo", "passage_text": "Indigo adalah suatu bubuk kristalin berwarna biru gelap yang menyublim pada suhu 390–392°C (734–738°F). Zat ini tidak larut dalam air, alkohol, atau eter, namun larut dalam DMSO, kloroform, nitrobenzena, dan asam sulfat pekat. Rumus kimia indigo adalah C16H10N2O2.", "question_text": "Apakah rumus kimia Pewarna indigo?", "answers": [{"text": "C16H10N2", "start_byte": 259, "limit_byte": 267}]} {"id": "-8198755251934527632-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Kemayoran", "passage_text": "\nBandar Udara Kemayoran merupakan bandar udara pertama di Indonesia yang dibuka untuk penerbangan internasional. Landasan bandar udara ini dibangun pada tahun 1934[1] dan secara resmi dibuka pada tanggal 8 Juli 1940. Namun sebenarnya mulai tanggal 6 Juli 1940 tercatat bandar udara ini sudah mulai beroperasi dimulai dengan pesawat pertama yang mendarat jenis DC-3 Dakota milik perusahaan penerbangan Hindia Belanda, KNILM (Koningkelije Nederlands Indische Luchtvaart Maatschapij) yang diterbangkan dari Lapangan Terbang Tjililitan.[2] Tercatat pesawat ini beroperasi di Kemayoran sampai akhir beroperasi.", "question_text": "Apa nama bandara pertama di Indonesia?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Kemayoran", "start_byte": 1, "limit_byte": 23}]} {"id": "3191630603070380033-25", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Yohanes Paulus I", "passage_text": "Yohanes Paulus I ditemukan tewas duduk di tempat tidurnya sebelum fajar pada tanggal 29 September 1978, hanya 33 hari ke kepausannya. Vatikan melaporkan bahwa Paus 65 tahun kemungkinan besar meninggal dunia di malam hari sebelumnya karena serangan jantung. Telah menyatakan bahwa Vatikan mengubah beberapa rincian penemuan kematian untuk menghindari ketidaklayakan mungkin dalam bahwa ia ditemukan oleh Suster Vincenza, seorang biarawati. Pernyataan yang tidak konsisten yang dibuat berkaitan dengan yang menemukan tubuh Paus, saat ia ditemukan, dan apa kertas berada di tangannya. Isu-isu ini menyebabkan sejumlah teori konspirasi mengenai kematiannya. Vatikan belum menyelidiki klaim.", "question_text": "mengapa Paus Yohanes Paulus I menjabat sebagai Paus hanya 33 hari?", "answers": [{"text": "meninggal dunia", "start_byte": 191, "limit_byte": 206}]} {"id": "-4132784925746854777-0", "language": "indonesian", "document_title": "One Piece", "passage_text": "One Piece(Japanese:ワンピース,Hepburn:Wan Pīsu) adalah sebuah seri manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Eiichiro Oda. Manga ini telah dimuat di majalah Weekly Shōnen Jump milik Shueisha sejak tanggal 22 Juli 1997, dan telah dibundel menjadi 91 volume tankōbon. Ceritanya mengisahkan petualangan Monkey D. Luffy, seorang anak laki-laki yang memiliki kemampuan tubuh elastis seperti karet setelah memakan Buah Iblis secara tidak disengaja. Dengan kru bajak lautnya, yang dinamakan Bajak Laut Topi Jerami, Luffy menjelajahi Grand Line untuk mencari harta karun terbesar di dunia yang dikenal sebagai \"One Piece\" dalam rangka untuk menjadi Raja Bajak Laut yang berikutnya.", "question_text": "kapankah One Piece pertama kali dirilis?", "answers": [{"text": "22 Juli 1997", "start_byte": 220, "limit_byte": 232}]} {"id": "-5970149024129000462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "berapakah jumlah sekuel novel Harry Potter?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "7689345448144533708-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sri Lanka", "passage_text": "Sri Lanka adalah sebuah republik. Ibu kotanya, Sri Jayawardenapura Kotte, adalah kota pinggiran dari kota terbesar di Sri Lanka, Kolombo. Negara ini terkenal akan produksi tehnya. Produk lain yang juga sangat penting adalah kopi, batu permata, kelapa, karet, dan kayu manis. Sri Lanka sering disebut \"Permata Samudra Hindia\" karena bentuknya dan juga keindahan alamnya.", "question_text": "apakah nama ibukota Sri lanka?", "answers": [{"text": "Sri Jayawardenapura Kotte", "start_byte": 47, "limit_byte": 72}]} {"id": "1569366984607014039-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stan Lee", "passage_text": "Stan Lee[1] (lahir Stanley Martin Lieber /ˈliːbər/; 28 Desember 1922– 12 November 2018) adalah seorang penulis, editor, penerbit, produser, dan aktor dari Amerika.[2] Pada tahun 1960, Stan Lee mendirikan Marvel Comics yang memperkenalkan penokohan lebih lengkap dalam karakter seorang pahlawan yang kuat, sehingga menarik minat orang banyak, khususnya anak-anak.[3] Bekerja sama dengan beberapa seniman, termasuk Jack Kirby dan Steve Ditko, dia menciptakan Spider-Man, Hulk, Doctor Strange, Fantastic Four, Iron Man, Daredevil, Thor, X-Men, dan banyak karakter fiksi lainnya, mengenalkannya secara menyeluruh. Berbagi alam semesta menjadi komik superhero. Selain itu, dia menantang organisasi penyensoran industri komik, Otoritas Kode Komik, yang memaksanya untuk mereformasi kebijakannya.", "question_text": "Siapakah penulis komik Marvel?", "answers": [{"text": "Stan Lee", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-4919079650123508029-6", "language": "indonesian", "document_title": "Marvel Comics", "passage_text": "Timely Publications, cikal bakal Marvel Comics, didirikan pada tahun 1939 oleh Martin Goodman yang berkantor di New York dan komik yang diterbitkan oleh perusahaannya berfokus pada tema pahlawan super (superhero).[5] Komik pertama terbitan Timely Publications adalah Marvel Comics #1 yang diterbitkan pada bulan Oktober 1939 dan mendapatkan sambutan amat baik. Komik Timely lainnya yang berjudul Captain America yang pertama kali dirilis pada bulan Maret 1941 juga mendapatkan sambutan luar biasa dan terjual hingga satu juta kopi.[6] Dalam masa-masa ini, Timely juga merekrut orang-orang yang belakangan menjadi legenda industri komik AS dan bahkan dunia, Jack Kirby serta Stanley Lieber (biasa dikenal dengan nama pena \"Stan Lee\") sebagai editor.", "question_text": "siapakah pendiri Marvel Comics?", "answers": [{"text": "Martin Goodman", "start_byte": 79, "limit_byte": 93}]} {"id": "585000135613807719-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kalimantan Selatan", "passage_text": "Kalimantan Selatan (disingkat Kalsel) adalah salah satu provinsi di Indonesia yang terletak di pulau Kalimantan. Ibu kotanya adalah Banjarmasin. Provinsi Kalimantan Selatan memiliki luas 37.530,52km²[1] dengan populasi hampir 3,7 juta jiwa.", "question_text": "Berapa luas Kalimantan Selatan?", "answers": [{"text": "37.530,52km²", "start_byte": 187, "limit_byte": 200}]} {"id": "-8563080084892470041-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kimono", "passage_text": "\n\nKimono(着物) adalah pakaian tradisional Jepang. Arti harfiah kimono adalah baju atau sesuatu yang dikenakan (ki berarti pakai, dan mono berarti barang).", "question_text": "Apakah nama pakaian tradisional Jepang?", "answers": [{"text": "Kimono", "start_byte": 2, "limit_byte": 8}]} {"id": "-5787602698840188490-3", "language": "indonesian", "document_title": "Pemilu di Palestina", "passage_text": "Pada 1996, pemilihan umum di Palestina pertama kali diselenggarakan, sesuai dengan isi daripada Kesepakatan Oslo dan tujuan didirikannya Pemerintahan Otoritas Palestina. Pemilihan umum pertama di Palestina ini diadakan pada 20 Januari 1996 di tiga wilayah de facto yang menjadi wilayah kekuasaan Otoritas Palestina, yaitu Tepi Barat, Jerusalem Timur, dan Jalur Gaza.[2][3][4][5]", "question_text": "Dimana Pemilu di Palestina dilakukan?", "answers": [{"text": "tiga wilayah de facto yang menjadi wilayah kekuasaan Otoritas Palestina, yaitu Tepi Barat, Jerusalem Timur, dan Jalur Gaza", "start_byte": 243, "limit_byte": 365}]} {"id": "8488326300751318795-2", "language": "indonesian", "document_title": "Tim Berners-Lee", "passage_text": "Setelah meninggalkan CERN untuk bekerja di John Poole's Image Computer Systems Ltd, dia kembali pada 1984 sebagai seorang rekan peneliti. Dia menggunakan ide yang mirip yang telah dia gunakan pada Enquire untuk menciptakan World Wide Web, di mana dia mendesain dan membangun browser yang pertama (bernama WorldWideWeb dan dikembangkan dalam NeXTSTEP) dan server web pertama yang bernama httpd.", "question_text": "Kapan website pertama kali diciptakan ?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 101, "limit_byte": 105}]} {"id": "-2296301160820026932-0", "language": "indonesian", "document_title": "Persatuan supranasional", "passage_text": "Persatuan supranasional adalah sejenis persatuan politik multinasional yang menyerahkan kuasa tiap negara anggotanya kepada pemerintah yang berada di atasnya. Konsep persatuan supranasional kadang digunakan untuk menyebut Uni Eropa (UE) sebagai jenis badan politik baru.[1] UE adalah satu-satunya badan yang melaksanakan pemilihan umum internasional dan mendobrak integrasi politik yang normalnya diatur dalam perjanjian internasional. Istilah \"supranasional\" biasanya digunakan dalam makna longgar dan kadang menggantikan kata internasional, transnasional, atau global. Cara pengambilan keputusan lainnya dalam organisasi internasional adalah intergovernmentalisme; dalam intergovernmentalisme, pemerintah negara anggota memainkan peran yang lebih penting.", "question_text": "Apa itu lembaga supranasional?", "answers": [{"text": "persatuan politik multinasional yang menyerahkan kuasa tiap negara anggotanya kepada pemerintah yang berada di atasnya", "start_byte": 39, "limit_byte": 157}]} {"id": "-5829357587994949880-0", "language": "indonesian", "document_title": "The Jimi Hendrix Experience", "passage_text": "The Jimi Hendrix Experience adalah band psychedelic rock Inggris-Amerika yang terbentuk di London pada bulan Oktober 1966. Terdiri dari penyanyi, penulis lagu, dan gitaris Jimi Hendrix, bassis dan backing vokal Noel Redding, dan drummer Mitch Mitchell, band ini aktif sampai bulan Juni 1969. Pada saat itu, band ini merilis tiga album studio yang sukses. Setelah Redding meninggalkan band, Hendrix dan Mitchell tinggal bersama-sama melalui proyek-proyek lainnya. 'Reuni' Pengalaman pada tahun 1970 dengan Billy Cox dijuluki \"The Cry of Love\", sampai kematian Hendrix pada bulan September 1970. Redding meninggal pada tahun 2003, dan Mitchell menjadi anggota terakhir dari anggota band asli, pada bulan November 2008.", "question_text": "Siapa nama vokalis The Jimi Hendrix Experience?", "answers": [{"text": "Jimi Hendrix", "start_byte": 172, "limit_byte": 184}]} {"id": "-5686487745747786327-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekhalifahan Abbasiyah", "passage_text": "Kekhalifahan Abbasiyah (Arab: الخلافة العباسية, al-khilāfah al-‘abbāsīyyah) atau Bani Abbasiyah (Arab: العباسيون, al-‘abbāsīyyūn) adalah kekhalifahan kedua Islam yang berkuasa di Baghdad (sekarang ibu kota Irak). Kekhalifahan ini berkembang pesat dan menjadikan dunia Islam sebagai pusat pengetahuan dunia. Kekhalifahan ini berkuasa setelah merebutnya dari Bani Umayyah dan menundukkan semua wilayahnya kecuali Andalusia. Bani Abbasiyah dirujuk kepada keturunan dari paman Nabi Muhammad yang termuda, yaitu Abbas bin Abdul-Muththalib (566-652), oleh karena itu mereka juga termasuk ke dalam Bani Hasyim. Berkuasa mulai tahun 750 dan memindahkan ibukota dari Damaskus ke Baghdad. Berkembang selama tiga abad, tetapi pelan-pelan meredup setelah naiknya bangsa Turki yang sebelumnya merupakan bahagian dari tentara kekhalifahan yang mereka bentuk, dan dikenal dengan nama Mamluk. Selama 150 tahun mengambil kekuasaan memintas Iran, kekhalifahan dipaksa untuk menyerahkan kekuasaan kepada dinasti-dinasti setempat, yang sering disebut amir atau sultan. Menyerahkan Andalusia kepada keturunan Bani Umayyah yang melarikan diri, Maghreb dan Ifriqiya kepada Aghlabiyyah dan Fatimiyah. Kejatuhan totalnya pada tahun 1258 disebabkan serangan bangsa Mongol yang dipimpin Hulagu Khan yang menghancurkan Baghdad dan tak menyisakan sedikitpun dari pengetahuan yang dihimpun di perpustakaan Baghdad.", "question_text": "Kapan Kekhalifahan Abbasiyah berdiri ?", "answers": [{"text": "750", "start_byte": 659, "limit_byte": 662}]} {"id": "-7201889628140567771-9", "language": "indonesian", "document_title": "Revolusi Industri", "passage_text": "Revolusi Industri untuk kali pertamanya muncul di Inggris. Adapun faktor-faktor yang menyebabkannya adalah sebagai berikut:", "question_text": "negara manakah yang melakukan Revolusi Industri pertama kali?", "answers": [{"text": "Inggris", "start_byte": 50, "limit_byte": 57}]} {"id": "6926156227530818294-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abad Pertengahan", "passage_text": "Abad Pertengahan dalam sejarah Eropa berlangsung dari abad ke-5 sampai abad ke-15 Masehi. Abad Pertengahan bermula sejak runtuhnya Kekaisaran Romawi Barat dan masih berlanjut manakala Eropa mulai memasuki Abad Pembaharuan dan Abad Penjelajahan. Sejarah Dunia Barat secara tradisional dibagi menjadi tiga kurun waktu, yakni Abad Kuno, Abad Pertengahan, dan Zaman Modern. Dengan kata lain, Abad Pertengahan adalah kurun waktu peralihan dari Abad Kuno ke Zaman Modern. Abad Pertengahan masih terbagi lagi menjadi tiga kurun waktu, yakni Awal Abad Pertengahan, Puncak Abad Pertengahan, dan Akhir Abad Pertengahan.", "question_text": "Kapan Abad Pertengahan dimulai ?", "answers": [{"text": "abad ke-5 sampai abad ke-15 Masehi", "start_byte": 54, "limit_byte": 88}]} {"id": "645877543450573109-8", "language": "indonesian", "document_title": "Perubahan wujud zat", "passage_text": "Peristiwa perubahan wujud dari padat menjadi gas. Dalam peristiwa ini zat memerlukan energi panas. Contoh menyublim yaitu pada kapur barus (kamper) yang disimpan pada lemari pakaian lama-lama akan habis.", "question_text": "Apakah peristiwa perubahan wujud dari zat padat menjadi gas?", "answers": [{"text": "menyublim", "start_byte": 106, "limit_byte": 115}]} {"id": "-8367580476858030099-0", "language": "indonesian", "document_title": "Audio digital", "passage_text": "\nMusik Digital adalah reproduksi suara dari sinyal digital yang telah diubah keasalnya menjadi sinyal analog, perekaman suara digital dengan cara pengkodean angka biner hasil dari perubahan sinyal suara analog dengan bantuan frekuensi sampling. Musik digital bisa juga berasal dari suara sintetis, contoh peralatan sumber suara sintetis MIDI merupakan sumber suara digital berbagai instrumen musik yang bisa dimainkan oleh pemusik. Bentuk penyimpanan sinyal digital dalam media berbasis teknologi komputer. Format digital dapat menyimpan data dalam jumlah besar.", "question_text": "Apa itu format digital?", "answers": [{"text": "Bentuk penyimpanan sinyal digital dalam media berbasis teknologi komputer", "start_byte": 432, "limit_byte": 505}]} {"id": "-4032900839963489414-0", "language": "indonesian", "document_title": "Los Angeles", "passage_text": "Los Angeles (/lɒs ˈændʒələs/(listen) loss-AN-jə-ləs; Spanish:[los ˈaŋxeles], ditulis Los Ángeles; pengucapan Britania /lɒs ˈændʒəliːz/ loss-AN-jə-leez) dengan jumlah penduduk sebanyak 3.792.621 jiwa sesuai Sensus Amerika Serikat 2010, adalah kota terpadat di negara bagian California, dan kota terpadat kedua di Amerika Serikat, setelah New York City.[5] Luasnya mencapai 468.67 square miles (1,213.8km2), dan terletak di California Selatan. Terkenal dengan inisial L.A.-nya, kota ini merupakan titik utama wilayah statistik metropolitan Los Angeles-Long Beach-Santa Ana dan region Wilayah Los Angeles Raya, yang dihuni 12.828.837 dan hampir 18 juta jiwa pada tahun 2010, menjadikannya salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia[6] dan yang terbesar kedua di Amerika Serikat.[7] Los Angeles juga merupakan ibu kota County Los Angeles, salah satu county terpadat dan paling beragam etnisnya[8] di Amerika Serikat, sementara seluruh wilayah Los Angeles sendiri diakui sebagai kota besar yang paling beragam di negara ini.[9] Penduduk kota Los Angeles disebut \"Angelenos\".[10]", "question_text": "berapakah luas Los Angeles?", "answers": [{"text": "468.67 square miles", "start_byte": 390, "limit_byte": 409}]} {"id": "6818816607781243463-0", "language": "indonesian", "document_title": "Menara Eiffel", "passage_text": "Menara Eiffel (French: Tour Eiffel, /tuʀ ɛfɛl/) merupakan sebuah menara besi yang dibangun di Champ de Mars di tepi Sungai Seine di Paris. Menara ini telah menjadi ikon global Perancis dan salah satu struktur terkenal di dunia.", "question_text": "Di manakah letak Menara eiffel?", "answers": [{"text": "Champ de Mars di tepi Sungai Seine di Paris", "start_byte": 97, "limit_byte": 140}]} {"id": "200627464501708110-18", "language": "indonesian", "document_title": "The Beatles", "passage_text": "Film kedua The Beatles, Help!, yang kembali disutradarai oleh Lester, dirilis bulan Juli. Disebutkan sebagai film yang menampilkan lelucon ala Bond, para personel The Beatles maupun kritikus berpendapat masing-masing. McCartney mengatakan: \"Help! adalah film yang bagus, namun bukan film kami – kami cuma bintang tamu. Filmnya menyenangkan, tetapi sebenarnya, untuk ide sebuah film, tampak kurang benar\". (\"Help! was great but it wasn't our film—we were sort of guest stars. It was fun, but basically, as an idea for a film, it was a bit wrong.\") Lagu-lagu latar didominasi oleh Lennon, yang menjadi vokalis utama dan penulis sebagian besar lirik, termasuk lagu utama yang diikutsertakan Help dan Ticket to Ride . Album yang juga berjudul sama, Help! menjadi LP studio ke-5, berisi campuran material asli dan rekaman terdahulu. Karakteristik lainnya ada overdub yang semakin meningkat dan permainan alat musik klasik, seperti kuartet alat musik gesek dalam lagu balada Yesterday. Dikomposisikan oleh McCartney, lagu Yesterday sampai kini menjadi lagu yang paling banyak dinyanyikan ulang. Lagu Dizzy Miss Lizzy, merupakan lagu penutup.", "question_text": "Siapakah nama vokalis The Beatles?", "answers": [{"text": "Lennon", "start_byte": 583, "limit_byte": 589}]} {"id": "-583637478823771964-10", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Alfonso Bonilla Aragón", "passage_text": "Bandar Udara Internasional Palmaseca dioperasikan pada 24 Juli 1971 saat masa pemerintahan Presiden Misael Pastrana Borrero, dan memiliki landasan pacu sepanjang 3.000 meter, jalur taksi, platform parkir pesawat, dan bangunan terminal satelit untuk menarik perhatian penumpang domestik dan internasional. Ruang besar untuk pergerakan penumpang dan pengunjung dan menyediakan tempat untuk konter penumpang, restoran, dan toko. Pada waktu tersebut fasilitas bandara ini terlihat terlalu besar, namun segera diikuti oleh peningkatan operasi udara, dan jumlah penumpang. Dari fasilitas dan perlengkapan terminal yang ada, bandara ini segera menjadi bandara alternatif dari Eldorado, dan beroperasi 24 jam.", "question_text": "Kapan Bandar Udara Internasional Palmaseca dibuka?", "answers": [{"text": "24 Juli 1971", "start_byte": 55, "limit_byte": 67}]} {"id": "-4776863133595177016-0", "language": "indonesian", "document_title": "Tembok Berlin", "passage_text": "Tembok Berlin (German: Berliner Mauer) adalah sebuah tembok pembatas terbuat dari beton yang dibangun oleh Republik Demokratik Jerman (Jerman Timur) yang memisahkan Berlin Barat dan Berlin Timur serta daerah Jerman Timur lainnya sehingga membuat Berlin Barat sebuah enklave[1]. Tembok ini mulai dibangun pada tanggal 13 Agustus 1961. Tembok pembatas ini juga dibarengi dengan pendirian menara penjaga yang dibangun sepanjang tembok ini,[2] juga pendirian sebuah daerah terlarang, yang diisi dengan ranjau anti kendaraan. Blok Timur menyatakan bahwa tembok ini dibangun untuk melindungi para warganya dari elemen-elemen fasis yang dapat memicu gerakan-gerakan besar, sehingga mereka dapat membentuk pemerintahan komunis di Jerman Timur. Meski begitu, dalam praktiknya, ternyata tembok ini digunakan untuk mencegah semakin besar larinya penduduk Berlin Timur ke wilayah Berlin Barat, yang berada dalam wilayah Jerman Barat.", "question_text": "Kapankah tembok berlin dibangun ?", "answers": [{"text": "13 Agustus 1961", "start_byte": 317, "limit_byte": 332}]} {"id": "9188298557921614658-4", "language": "indonesian", "document_title": "Kebutuhan primer", "passage_text": "Papan adalah kebutuhan manusia untuk membuat tempat tinggal. Pada awalnya fungsi rumah hanya untuk bertahan diri.[1] Namun lama kelamaan berubah menjadi tempat tinggal keluarga.[1] Karena itu kebutuhan akan memperindah rumah semakin ditingkatkan.[1]", "question_text": "Apa yang disebut kebutuhan papan ?", "answers": [{"text": "kebutuhan manusia untuk membuat tempat tinggal", "start_byte": 13, "limit_byte": 59}]} {"id": "5398543665354211129-17", "language": "indonesian", "document_title": "James Bond", "passage_text": "Akhir 1950-an, EON Productions membeli hak cipta setiap novel 007 untuk diangkat ke layar lebar, kecuali untuk Casino Royale (yang baru bisa diambil alih tahun 1999[42]). Adaptasi pertama film James Bond dari novel muncul pertama kali tahun 1962 dengan judul Dr. No, dengan pemeran utama Sean Connery sebagai Agen 007. Connery selanjutnya berperan dalam lebih dari enam film (termasuk Never Say Never Again tahun 1983, walaupun aslinya bukan merupakan produksi EON). Setelah Connery, pemeran Bond dilanjutkan oleh George Lazenby (satu film), Roger Moore (tujuh film), Timothy Dalton (dua film), Pierce Brosnan (empat film), dan Daniel Craig (saat ini baru tiga film). Sampai akhir 2012, telah ada 23 film yang di produksi oleh EON. Film ke-21, Casino Royale, dengan bintang Daniel Craig, dirilis tanggal 14 November 2006[43], dengan tempat peluncuran di Asia dan Timur Tengah.[44] Dan ini juga menjadikannya film James Bond pertama yang dirilis di China, setelah film-film sebelumnya hampir sama sekali tidak pernah dirilis secara resmi di China.[45]", "question_text": "Kapan film James Bond pertama dirilis ?", "answers": [{"text": "1962", "start_byte": 241, "limit_byte": 245}]} {"id": "5890690023979682968-0", "language": "indonesian", "document_title": "Peso Meksiko", "passage_text": "Peso (Tanda: $; kode: MXN) adalah mata uang resmi negara Meksiko sejak tahun 1821. Pada tahun 1993, kode mata uangnya berganti dari MXP ke MXN. Mata uang ini setiap satuannya terbagi menjadi 100 centavo. Setiap mata uangnya terbagi menjadi $20, $50, $100, $200, $500, $1000.", "question_text": "Apakah mata uang meksiko ?", "answers": [{"text": "Peso", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "5967592891738827811-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orde Baru", "passage_text": "Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia. Orde Baru menggantikan Orde Lama yang merujuk kepada era pemerintahan Soekarno. Lahirnya Orde Baru diawali dengan dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966.[1] Orde Baru berlangsung dari tahun 1966 hingga 1998. Dalam jangka waktu tersebut, ekonomi Indonesia berkembang pesat meskipun hal ini terjadi bersamaan dengan praktik korupsi yang merajalela.", "question_text": "Siapakah presiden pada masa orde baru?", "answers": [{"text": "Soeharto", "start_byte": 57, "limit_byte": 65}]} {"id": "-3074119397887475128-23", "language": "indonesian", "document_title": "Detektif Conan", "passage_text": "\nJilid dari manga Detektif Conan ditulis dan digambar oleh Gōshō Aoyama. Di Jepang, Detektif Conan telah diterbitkan di Weekly Shonen Sunday-nya Shogakukan sejak 2 Februari 1994.[7] Sejak terbitnya Detektif Conan, lebih dari 1000 bab (chapter/ file) telah dirilis di Jepang. Per Oktober 2017, telah terbit 1006 bab. Masing-masing bab dikumpulkan oleh Shogakukan dalam serangkaian volume tankōbon. Jilid pertama dirilis pada 18 Juni 1994;[14] sampai dengan Oktober 2017, di Jepang telah dirilis 93 volume.[15] Viz Media (penerbit Detektif Conan di Amerika Utara) merilis volume pertama pada 7 September 2004, dengan 35 jilid dirilis per 13 Juli 2010.[16][17] Elex Media Komputindo merupakan penerbit Detektif Conan dalam versi Bahasa Indonesia. Per Oktober 2017 Elex Media Komputindo telah menerbitkan sampai volume 91.", "question_text": "Ada berapa serial komik Detektif Conan?", "answers": [{"text": "1006", "start_byte": 308, "limit_byte": 312}]} {"id": "-3495219578330579907-0", "language": "indonesian", "document_title": "Marvel Comics", "passage_text": "Marvel Comics atau Marvel Worldwide Inc. sebelumnya Marvel Publishing Inc. dan Marvel Comics Group adalah nama suatu perusahaan dari Amerika Serikat yang memproduksi buku komik dan media lain yang berkaitan. Marvel pertama kali didirikan dengan nama \"Timely Publications\" pada tahun 1939 dan sempat berganti nama menjadi \"Atlas Comics\" sebelum akhirnya menjadi Marvel Comics pada tahun 1961. Sekarang, Marvel telah menjadi salah satu penerbit buku komik terbesar bersama dengan perusahaan saingan lamanya DC Comics.[2]", "question_text": "Kapan Marvel Comics diciptakan?", "answers": [{"text": "1939", "start_byte": 283, "limit_byte": 287}]} {"id": "-6484710749162922278-0", "language": "indonesian", "document_title": "Windows 2000", "passage_text": "Windows 2000 (atau Windows NT 5.0 build 2159) adalah sebuah versi sistem operasi Windows yang merupakan versi pengembangan dari Windows NT versi 4.0, dikeluarkan oleh Microsoft tanggal 17 Februari 2000 di Amerika Serikat, setelah beberapa kali mengalami penundaan peluncurannya.", "question_text": "Kapan Windows 2000 dirilis?", "answers": [{"text": "17 Februari 2000", "start_byte": 185, "limit_byte": 201}]} {"id": "9008607232485000274-29", "language": "indonesian", "document_title": "Kompor tenaga surya", "passage_text": "Desa kompor tenaga surya di India Bysanivaripalle, desa penghasil sutera, 125 km di sebelah barat laut Tirupati, Andhra Pradesh, adalah desa pelopor (pengguna kompor tenaga surya), seluruh desa hanya menggunakan tenaga surya untuk memasak. Intersol, organisasi non pemerintah dari Austria, mensponsori penyediaan kompor surya berbentuk parabola yang bertenaga tinggi \"Sk-14\" pada tahun 2004.", "question_text": "Kapan Oven surya diciptakan ?", "answers": [{"text": "2004", "start_byte": 386, "limit_byte": 390}]} {"id": "-351024416944283737-0", "language": "indonesian", "document_title": "Serbia", "passage_text": "Serbia atau resminya Republik Serbia (bahasa Serbia: Република Србија atau Republika Srbija) adalah sebuah negara republik di tenggara, dan pusat Eropa. Pada 2003 hingga 2006, Serbia bergabung dengan Montenegro dalam suatu persemakmuran yang dinamakan Uni Negara Serbia dan Montenegro dengan ibukota negara Beograd.\nSerbia berbatasan dengan Hungaria di utara; Rumania dan Bulgaria di timur; Republik Makedonia dan Albania di selatan; dan Montenegro, Kroasia, dan Bosnia-Herzegovina di sebelah barat.", "question_text": "Apakah ibukota Serbia?", "answers": [{"text": "Beograd", "start_byte": 322, "limit_byte": 329}]} {"id": "-2416965439715004856-23", "language": "indonesian", "document_title": "Vereenigde Oostindische Compagnie", "passage_text": "Daftar Penguasa Hindia Belanda\nJan Pieterszoon Coen\nPerusahaan Hindia Timur Britania, didirikan pada 1600\nPerusahaan Hindia Timur Denmark, didirikan pada 1616\nPerusahaan Hindia Barat Belanda, didirikan pada 1621\nPerusahaan Hindia Timur Perancis, didirikan pada 1664\nPerusahaan Hindia Timur Swedia, didirikan pada 1731\nDagh Register", "question_text": "kapankah Perusahaan Hindia Barat Belanda didirikan?", "answers": [{"text": "1621", "start_byte": 207, "limit_byte": 211}]} {"id": "7351465736821473261-7", "language": "indonesian", "document_title": "Teori Belajar Behavioristik", "passage_text": "Menurut Thorndike, belajar adalah proses interaksi antara stimulus dan respon. Stimulus adalah apa yang merangsang terjadinya kegiatan belajar seperti pikiran, perasaan, atau hal-hal lain yang dapat ditangkap melalui alat indra. Sedangkan respon adalah reaksi yang dimunculkan peserta didik ketika belajar, yang dapat pula berupa pikiran, perasaan, atau gerakan/tindakan. Jadi perubahan tingkah laku akibat kegiatan belajar dapat berwujud konkrit, yaitu yang dapat diamati, atau tidak konkrit yaitu yang tidak dapat diamati. Meskipun aliran behaviorisme sangat mengutamakan pengukuran, tetapi tidak dapat menjelaskan bagaimana cara mengukur tingkah laku yang tidak dapat diamati. Teori Thorndike ini disebut pula dengan teori koneksionisme (Slavin, 2000).", "question_text": "Siapa penemu teori stimulus?", "answers": [{"text": "Thorndike", "start_byte": 8, "limit_byte": 17}]} {"id": "252987039258156570-0", "language": "indonesian", "document_title": "Manusia Bertopeng Besi", "passage_text": "\n\nManusia bertopeng besi adalah seorang tawanan yang jati dirinya tidak pernah diketahui. Dia dipenjara sejak tahun 1669 sampai meninggal dunia pada tahun 1703. Dia terpaksa harus mengenakan pakaian hitam sampai menutupi wajahnya di sepanjang waktunya di penjara, tak satupun yang pernah melihat wajah aslinya. Di penjara yang ditempati olehnya, terdapat pengawas penjara yang terus selalu bertugas di dekat penjara. Sebagian besar hujah yang diketahui dari yang berkaitan dengan manusia bertopeng besi ini, biasanya orang yang bertugas mengawasi manusia bertopeng besi ini ditemani dengan atasan. Saat dipenjara untuk pertama kalinya, manusia bertopeng ini dikenali jatidirinya dengan nama Eustache Dauger. Dia dikuburkan di pusara Gereja Saint-Paul-Saint-Louis di kota Paris. Pada batu nisan, nama yang tertulis yaitu Marchiali. Sumber-sumber lainnya pun menyebutkan bahwa namanya yaitu Marchioly dan Marchialy.", "question_text": "Berapa lama Manusia bertopeng besi dipenjara?", "answers": [{"text": "1669 sampai meninggal dunia pada tahun 1703", "start_byte": 116, "limit_byte": 159}]} {"id": "-2557439068988481830-0", "language": "indonesian", "document_title": "Vestimentum", "passage_text": "\nVestimentum (Latin: vestimentum, jamak: vestimenta, yang berarti \"pakaian\") atau pakaian ibadat adalah pakaian dan perlengkapan khusus yang dikenakan oleh rohaniwan dalam ibadat agama Kristen, khususnya di Gereja Ortodoks, Gereja Katolik, gereja Anglikan, dan gereja Lutheran. Banyak denominasi Kristen lain yang juga menggunakan pakaian khusus dalam peribadatannya. Penggunaan vestimentum dalam ibadat merupakan salah satu pokok sengketa dalam gerakan Reformasi Protestan, khususnya dalam persengketaan tata ibadat di Inggris pada abad ke-19.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan vestimentum ?", "answers": [{"text": "pakaian dan perlengkapan khusus yang dikenakan oleh rohaniwan dalam ibadat agama Kristen, khususnya di Gereja Ortodoks, Gereja Katolik, gereja Anglikan, dan gereja Lutheran", "start_byte": 104, "limit_byte": 276}]} {"id": "8498191355434215466-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Daoguang", "passage_text": "\nKaisar Daoguang (Chinese:道光帝; pinyin:Dàoguāngdì, 16 September 1782 – 25 Februari 1850) adalah kaisar Dinasti Qing Manchu kedelapan dan Kaisar Qing keenam yang memerintah Tiongkok dari tahun 1820 hingga 1850. Pemerintahannya ditandai oleh \"bencana luar dan pemberontakan dari dalam\", yang adalah Perang Candu Pertama, dan awal Pemberontakan Taiping yang hampir menghancurkan dinasti tersebut. Sejarawan Jonathan Spence menggambarkan Daoguang sebagai \"seseorang yang berarti namun tidak efektif\" yang mengangkat para pejabat yang \"mengajukan pandangan murni meskipun mereka tidak menceritakan tentang masalah di dalam dan luar negeri yang terjadi di sekitar dinasti tersebut\".", "question_text": "Berapa lama Kekaisaran Daoguang berkuasa ?", "answers": [{"text": "1820 hingga 1850", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "2825235598607024253-2", "language": "indonesian", "document_title": "Sony", "passage_text": "Sony didirikan pada 7 Mei 1946 dengan nama Perusahaan Telekomunikasi Tokyo dengan sekitar 20 karyawan. Produk konsumen mereka yang pertama adalah sebuah penanak nasi pada akhir 1940-an. Seiring dengan berkembangnya Sony sebagai perusahaan internasional yang besar, ia membeli perusahaan lain yang mempunyai sejarah yang lebih lama termasuk Columbia Records (perusahaan rekaman tertua yang masih ada, didirikan pada tahun 1888).", "question_text": "Kapan perusahaan Sony berdiri ?", "answers": [{"text": "7 Mei 1946", "start_byte": 20, "limit_byte": 30}]} {"id": "-6015716708518221185-0", "language": "indonesian", "document_title": "Zainal Sabaruddin Nasution", "passage_text": "Zainal Sabaruddin Nasution atau Mayor Sabaruddin (lahir di Kotaraja, Aceh, Indonesia pada tahun 1922 - meninggal di Madiun, Indonesia pada 24 November 1949) adalah seorang pejuang kemerdekaan Indonesia yang ditakuti karena terkenal kejam dan bengis. Sabarudin pernah mengeksekusi secara terbuka seorang bernama Suryo yang dituduh sebagai mata-mata Belanda. Padahal, Suryo merupakan sesama bekas anggota PETA. Eksekusi itu ternyata di latar belakangi dendam pribadi terkait asmara. Antara Sabarudin dan Suryo pernah terlibat persaingan memperebutkan putri Bupati Sidoarjo yang terkenal cantik. Meski kejam, Sabarudin memiliki ratusan pendukung fanatik. Dia ditakuti, tetapi sekaligus dihormati dan dipuja anak buahnya", "question_text": "Dari mana asal Zainal Sabaruddin Nasution?", "answers": [{"text": "Kotaraja, Aceh, Indonesia", "start_byte": 59, "limit_byte": 84}]} {"id": "-1582376480347279956-25", "language": "indonesian", "document_title": "Albert Einstein", "passage_text": "Einstein menolak operasi, mengatakan: \"Saya ingin pergi ketika saya ingin. Hambar untuk memperpanjang hidup secara artifisial. Saya telah melakukan bagian saya, sekarang saatnya untuk pergi. Aku akan melakukannya dengan elegan.\"[23] Dia meninggal di Rumah Sakit Princeton, pagi, pada usia 76, setelah terus bekerja sampai mendekati akhir.", "question_text": "umur berapakah Albert einstein meninggal?", "answers": [{"text": "76", "start_byte": 289, "limit_byte": 291}]} {"id": "-7244039331455149153-1", "language": "indonesian", "document_title": "Partai Demokrasi Rakyat Afganistan", "passage_text": "Partai ini didirikan pada tanggal 1 Januari 1965. Pada tahun 1978, partai ini menyingkirkan pemerintahan Mohammed Daoud Khan (yang disebut Revolusi Saur). PDPA mendeklarasi didirikannya Republik Demokratis Afganistan. Segera setelah pengambilalihan PDPA, konflik bersenjata pecah di Afganistan. Selama pemerintahannya, 1000 pasukan Uni Soviet menyerang grup pemberontak di Afganistan.", "question_text": "Kapan Partai Demokrasi Rakyat Afganistan didirikan?", "answers": [{"text": "1 Januari 1965", "start_byte": 34, "limit_byte": 48}]} {"id": "-4864329914849904101-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Vietnam", "passage_text": "Perang Vietnam, juga disebut Perang Indocina Kedua, adalah sebuah perang yang terjadi antara 1957 dan 1975 di Vietnam. Perang ini merupakan bagian dari Perang Dingin antara dua kubu ideologi besar, yakni Komunis dan SEATO.", "question_text": "Berapa lama Perang Vietnam berlangsung?", "answers": [{"text": "1957 dan 1975", "start_byte": 93, "limit_byte": 106}]} {"id": "-169147296429973647-1", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar Presiden Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 18 Agustus 1945, Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI), memilih Soekarno sebagai presiden pertama Indonesia. Sebelum dilakukan amendemen terhadap Undang-Undang Dasar 1945, presiden dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). Setelah itu dimulai pada Pemilu tahun 2004, presiden dipilih secara langsung oleh rakyat yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum.", "question_text": "Siapakah presiden pertama Republik Indonesia ?", "answers": [{"text": "Soekarno", "start_byte": 86, "limit_byte": 94}]} {"id": "-2302163007575665949-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hamengkubuwana I", "passage_text": "Sri Sultan Hamengkubuwana I (Hanacaraka: ꦱꦿꦶ​ꦱꦸꦭ꧀ꦠꦤ꧀​ꦲꦩꦼꦁꦏꦸꦧꦸꦮꦤ​ꦆ, Bahasa Jawa: Sri Sultan Hamengkubuwono I), () merupakan pendiri sekaligus raja pertama Kesultanan Yogyakarta yang memerintah tahun 1755 - 1792", "question_text": "Siapa sultan pertama keraton Yogyakarta ?", "answers": [{"text": "Sri Sultan Hamengkubuwono I", "start_byte": 128, "limit_byte": 155}]} {"id": "-2404529652202126418-0", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Situbondo", "passage_text": "Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan/desa di Kabupaten Situbondo, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Kabupaten Situbondo terdiri dari 17 kecamatan, 4 kelurahan, dan 132 desa (dari total 666 kecamatan, 777 kelurahan, dan 7.724 desa di Jawa Timur). Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 681.280 jiwa dengan luas wilayah 1.669,87 km² dan sebaran penduduk 408 jiwa/km².[1]", "question_text": "Berapa jumlah kecamatan di Kabupaten Situbondo?", "answers": [{"text": "17", "start_byte": 140, "limit_byte": 142}]} {"id": "-3250031743834393552-6", "language": "indonesian", "document_title": "Geografi Korea Selatan", "passage_text": "Korea Selatan beriklim sedang karena berada dalam kawasan curah hujan Asia Timur. Pengaruh masa udara dari dataran Asia lebih besar terhadap cuaca di Korea Selatan dibanding pengaruh dari Samudera Pasifik. Musim dingin berlangsung 3 bulan dengan kondisi cuaca kering. Sementara musim panas singkat, namun sangat panas, basah dan lembap. Cuaca terbaik muncul pada musim semi dan musim gugur. Di DKI Seoul suhu rata-rata bulan Januari adalah −5°C sampai −2,5°C; di bulan Juli berkisar dari 22.5°C sampai 25°C. Pulau Jeju yang terletak pada bagian paling selatan, menerima iklim yang lebih hangat daripada daratan utama, berkisar dari 2,5°C di bulan Januari dan 25°C pada bulan Juli.", "question_text": "Berapakah suhu terendah Jeju di musim dingin ?", "answers": [{"text": "2,5°C", "start_byte": 640, "limit_byte": 646}]} {"id": "-5196487482809421977-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kepemimpinan", "passage_text": "Tiap organisasi yang memerlukan kerjasama antar manusia dan menyadari bahwa masalah manusia yang utama adalah masalah kepemimpinan. Kita melihat perkembangan dari kepemimpinan pra ilmiah kepada kepemimpinan yang ilmiah. Dalam tingkatan ilmiah kepemimpinan itu disandarkan kepada pengalaman intuisi, dan kecakapan praktis. Kepemimpinan itu dipandang sebagai pembawaan seseorang sebagai anugerah Tuhan. Karena itu dicarilah orang yang mempunyai sifat-sifat istimewa yang dipandang sebagai syarat suksesnya seorang pemimpin. Dalam tingkatan ilmiyah kepemimpinan dipandang sebagai suatu fungsi, bukan sebagai kedudukan atau pembawaan pribadi seseorang. Maka diadakanlah suatu analisa tentan gunsur-unsur dan fungsi yang dapat menjelaskan kepada kita, syarat-syarat apa yang diperlukan agar pemimpin dapat bekerja secara efektif dalam situasi yang berbeda-beda. Pandangan baru ini membawa pembahasan besar. Cara bekerja dan sikap seorang pemimpin yang dipelajari. Konsepsi baru tentang kepemimpinan melahirkan peranan baru yang harus dimainkan oleh seorang pemimpin. Titik berat beralihkan dari pemimpin sebagai orang yang membuat rencana, berfikir dan mengambil tanggung jawab untuk kelompok serta memberikan arah kepada orang-orang lain. Kepada anggapan, bahwa pemimpin itu pada tingkatan pertama adalah pelatih dan koordinator bagi kelompoknya. Fungsi yang utama adalah membantu kelompok untuk belajar memutuskan dan bekerja secara lebih efisien dalam peranannya sebagai pelatih seorang pemimpin dapat memberikan bantuan-bantuan yang khas. Yaitu:", "question_text": "Apakah fungsi utama seorang pemimpin dalam komunitas?", "answers": [{"text": "membantu kelompok untuk belajar memutuskan dan bekerja secara lebih efisien dalam peranannya sebagai pelatih seorang pemimpin dapat memberikan bantuan-bantuan yang khas", "start_byte": 1368, "limit_byte": 1536}]} {"id": "-724211702889496039-4", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Pulau ini secara administratif terbagi menjadi enam provinsi, yaitu Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Banten; serta dua wilayah khusus, yaitu DKI Jakarta dan DI Yogyakarta.", "question_text": "berapakah jumlah provinsi di pulau Jawa?", "answers": [{"text": "enam", "start_byte": 47, "limit_byte": 51}]} {"id": "4309265629533682738-5", "language": "indonesian", "document_title": "Observatorium Bosscha", "passage_text": "Konstruksi Observatorium Bosscha dimulai pada tahun 1923. Pada tahun 1925 program pengamatan sudah dimulai dengan instrumen yang ada. Carl Zeiss membutuhkan waktu tujuh tahun untuk membuat dan mengantarkan teleskop 60cm, yang tiba pada tahun 1928. Voûte berkutat dengan kalibrasi teleskop besar tersebut selama dua tahun berikutnya hingga ia puas dengan kinerjanya. Semenjak tahun 1923, Voûte mulai mengundang astronom-astronom Belanda untuk bekerja di Observatoriumnya.", "question_text": "Kapan Observatorium Bosscha dibangun ?", "answers": [{"text": "1923", "start_byte": 52, "limit_byte": 56}]} {"id": "-9082521130787064515-1", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Kebangunan Kalam Allah", "passage_text": "Gereja Kebangunan Kalam Allah Indonesia, tidak bisa dipisahkan dari Rev. Dr. R.A. Jaffray seorang misionaris yang diutus oleh The Christian and Missionary Alliance (CMA) menjadi saksi Injil di Wuzhou tahun 1899. Pelayanannya terus berkembang dari Wuzhou sampai ke seluruh provinsi Guangxi, Vietnam, Thailand bahkan menerobos Asia Tenggara, khususnya Indonesia. Melalui suatu mimpi, Tuhan memberi visi dan panggilan untuk memberitakan Injil ke Hindia Belanda (sebutan untuk Indonesia saat itu). Untuk mewujudkan visi dan panggilan penginjilan tersebut pada tahun 1928 Rev. R.A. Jaffray mengajak teman-temannya untuk mengunjungi dan melayani di Asia Tenggara seperti Rev. Zhu Xinwen dan Rev. Zhao Liu Tang (Ketua Sinode Gereja Tionghoa Kemah Injil Guangxi). Mereka mengunjungi berbagai wilayah Hindia Belanda untuk melayani Kebaktian Kebangunan Rohani.", "question_text": "Mengapa Gereja Kebangunan Kalam Allah Indonesia didirikan?", "answers": [{"text": "untuk melayani Kebaktian Kebangunan Rohani", "start_byte": 807, "limit_byte": 849}]} {"id": "7215217019475537761-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Indonesia", "passage_text": "\nAgama di Indonesia memegang peranan penting dalam kehidupan masyarakat. Hal ini dinyatakan dalam ideologi bangsa Indonesia, Pancasila: “Ketuhanan Yang Maha Esa”. Sejumlah agama di Indonesia berpengaruh secara kolektif terhadap politik, ekonomi dan budaya.[1] Menurut hasil sensus tahun 2010, 87,18% dari 237.641.326 penduduk Indonesia adalah pemeluk Islam, 6,96% Protestan, 2,9% Katolik, 1,69% Hindu, 0,72% Buddha, 0,05% Kong Hu Cu, 0,13% agama lainnya, dan 0,38% tidak terjawab atau tidak ditanyakan.[2]", "question_text": "Berapa populasi penganut kristen di Indonesia tahun 2010 ?", "answers": [{"text": "6,96% Protestan, 2,9% Katolik", "start_byte": 362, "limit_byte": 391}]} {"id": "6486208403965326490-12", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Ketika kabar angin itu merebak dan terdengar oleh Octavianus, ia menjadi berang dan mendeklarasikan perang melawan Anthony. Kedua belah pihak berhadapan muka di Pertempuran Actium Pada tahun 31 SM. Pada pertempuran itu, pasukan Anthony berhasil di desak dan di kalahkan (Anthony dan Cleopatra kemudian mengakhiri hidup mereka dengan bunuh diri pada tahun 30 SM). Octavianus mendeklarasikan dirinya sebagai kaisar romawi dengan berbagai gelar baru, termasuk Imperator dan Kaisar Augustus (Augustus Caesar). Dengan pendeklarasian ini, maka Kekaisaran Romawi, puncak dari dominasi politik yang dibangun selama 7 abad, resmi berdiri. Tepatnya tahun 27 SM.", "question_text": "Siapa pendiri Kekaisaran Romawi?", "answers": [{"text": "Octavianus", "start_byte": 363, "limit_byte": 373}]} {"id": "-169273990305894535-4", "language": "indonesian", "document_title": "Microsoft", "passage_text": "\nPaul Allen dan Bill Gates, sesama teman masa kecil yang menggemari pemrograman komputer, berusaha membuat bisnis yang sukses dengan memanfaatkan kemampuan mereka. Majalah Popular Electronics edisi Januari 1975 menampilkan mikrokomputer Altair 8800 buatan Micro Instrumentation and Telemetry Systems (MITS). Allen mengetahui bahwa mereka bisa memprogram penerjemah BASIC untuk alat tersebut; setelah mendapat panggilan telepon dari Gates yang mengklaim bahwa mereka punya penerjemah, MITS langsung minta didemonstrasikan. Karena saat itu mereka memang tidak punya penerjemah, Allen membuat sebuah simulator untuk Altair, sementara Gates mengembangkan penerjemahnya. Meski mereka mengembangkan penerjemah pada sebuah simulator, bukan alat aslinya, penerjemah tersebut beroperasi dengan sangat mulus ketika didemonstrasikan kepada MITS di Albuquerque, New Mexico pada bulan Maret 1975; MITS setuju mendistribusikan dan memasarkannya dengan nama Altair BASIC.[6]:108, 112–114 Mereka secara resmi mendirikan Microsoft tanggal 4 April 1975 dan mengangkat Gates sebagai CEO.[8] Allen mencetuskan nama \"Micro-Soft\", seperti yang dikatakan dalam . Pada bulan Agustus 1977, perusahaan ini membuat perjanjian dengan ASCII Magazine di Jepang dan berujung pada pendirian kantor internasional pertamanya, \"ASCII Microsoft\".[9] Perusahaan ini pindah ke kantor barunya di Bellevue, Washington bulan Januari 1979.[8]", "question_text": "siapakah pendiri Windows microsoft?", "answers": [{"text": "Paul Allen dan Bill Gates", "start_byte": 1, "limit_byte": 26}]} {"id": "-1561082562688535116-13", "language": "indonesian", "document_title": "Kerajaan Kahuripan", "passage_text": "Nama Kahuripan muncul kembali dalam catatan sejarah Kerajaan Majapahit yang berdiri tahun 1293. Raden Wijaya sang pendiri kerajaan tampaknya memperhatikan adanya dua kerajaan yang dahulu diciptakan oleh Airlangga.", "question_text": "Siapa pendiri kerajaan Kahuripan?", "answers": [{"text": "Raden Wijaya", "start_byte": 96, "limit_byte": 108}]} {"id": "-241427675054721851-0", "language": "indonesian", "document_title": "Won Korea Selatan", "passage_text": "Won Korea Selatan (원) (simbol: ₩; kode: KRW) adalah mata uang resmi negara Korea Selatan. Mata uang ini dikeluarkan penggunaannya oleh Bank of Korea. Satu won dibagi menjadi 100 jeon, subunit moneter. Jeon tidak lagi digunakan untuk transaksi sehari-hari, dan muncul hanya dalam kurs valuta asing. Satu won Korea Selatan (pada 20 Februari 2015) adalah sama dengan 0,125349 won Korea Utara, pada kurs resmi Korea Utara.[2]\n\n\"Won\" adalah kognitif dari yuan Cina dan yen Jepang. Semua nama berasal dari Hanja 圓(원), yang berarti \"bentuk bulat\". Satu won dibagi menjadi 100 jeon (Korean:전;Hanja:錢;RR:jeon;MR:chŏn), yang berarti \"uang\", kata asal Hanja mengacu pada uang logam perunggu dan tembaga lama.", "question_text": "Apa nama mata uang Korea Selatan ?", "answers": [{"text": "Won Korea Selatan", "start_byte": 0, "limit_byte": 17}]} {"id": "3753740658299306264-20", "language": "indonesian", "document_title": "Asoka", "passage_text": "Maharaja Asoka memerintah selama 41 tahun, dan setelah mangkatnya, dinasti Maurya masih bertahan selama lebih dari 50 tahun. Asoka memiliki banyak selir dan anak, namun nama-nama mereka tidaklah diketahui. Mahinda dan Sanghamitta adalah anak kembar yang dilahirkan istri pertamanya, Dewi di kota Ujjayini. Ia mempercayai mereka untuk menyebarkan agama Buddha di dunia yang dikenal dan tak dikenal. Mahinda dan Sanghamitta pergi ke Sri Lanka dan memasukkan Raja, Ratu dan rakyatnya agama Buddha. Mereka lalu berkeliling dunia sampai ke Mesir dunia Helenistik (Yunani). Sehingga mereka tidak bisa melaksanakan kewajiban pemerintahan. Beberapa arsip langka membicarakan penerus Asoka bernama Kunal, yang merupakan putra Asoka dari istri terakhirnya.", "question_text": "siapakah penerus Asoka yang Agung?", "answers": [{"text": "Kunal", "start_byte": 689, "limit_byte": 694}]} {"id": "-1090761020426702329-0", "language": "indonesian", "document_title": "Permainan peran daring multipemain masif", "passage_text": "Permainan peran daring multipemain masif (English: Massively multiplayer online role-playing game (MMORPG)) adalah permainan peran komputer (RPG) yang dapat diakses oleh banyak pemain secara massal untuk bermain bersama dalam dunia maya yang terus berkembang pada saat yang sama melalui sambungan Internet dan LAN.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan multipemain masif ?", "answers": [{"text": "dapat diakses oleh banyak pemain secara massal untuk bermain bersama dalam dunia maya yang terus berkembang pada saat yang sama melalui sambungan Internet dan LAN", "start_byte": 151, "limit_byte": 313}]} {"id": "3481228640362654225-1", "language": "indonesian", "document_title": "Migrain", "passage_text": "Tanda migrain berupa sakit kepala unilateral (hanya pada separuh bagian kepala), berdenyut-denyut, dan berlangsung selama 2 hingga 72 jam. Gejala-gejala yang turut menyertai antara lain mual, muntah, fotofobia (semakin sensitif terhadap cahaya), fonofobia (semakin sensitif terhadap suara) dan rasa sakitnya semakin hebat bila melakukan aktivitas fisik.[3] Sekitar sepertiga penderita sakit kepala migrain mengalami aura: yaitu semacam gangguan visual, indra, bicara, atau gerak/motorik yang menjadi pertanda bahwa sakit kepala tersebut akan segera muncul.[3]", "question_text": "Apakah gejala migrain?", "answers": [{"text": "sakit kepala unilateral (hanya pada separuh bagian kepala), berdenyut-denyut, dan berlangsung selama 2 hingga 72 jam. Gejala-gejala yang turut menyertai antara lain mual, muntah, fotofobia (semakin sensitif terhadap cahaya), fonofobia (semakin sensitif terhadap suara) dan rasa sakitnya semakin hebat bila melakukan aktivitas fisik", "start_byte": 21, "limit_byte": 352}]} {"id": "-7967079847399068630-0", "language": "indonesian", "document_title": "Abimanyu", "passage_text": "\nAbimanyu adalah seorang tokoh dalam wiracarita Mahabharata. Ia adalah putra Arjuna dan Subadra. Dalam wiracarita Mahabharata, ditetapkan bahwa Abimanyulah yang akan meneruskan Yudistira sebagai pewaris takhta. Riwayatnya dituturkan sebagai pahlawan yang tragis. Ia gugur dalam pertempuran besar di Kurukshetra sebagai salah satu kesatria termuda dari pihak Pandawa, karena baru berusia enam belas tahun. Abimanyu menikah dengan Utari, putri Raja Wirata dan memiliki seorang putra bernama Parikesit, yang lahir tak lama setelah ia gugur.", "question_text": "Siapa nama istri Abimanyu ?", "answers": [{"text": "Utari", "start_byte": 430, "limit_byte": 435}]} {"id": "-8032947730130600335-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kazakhstan", "passage_text": "Luas Wilayah \t:2,717,300 km persegi, 1,049,200 mil persegi\nGaris Pantai \t:0 km, 0 mi\nDataran tertinggi \t:Hantengri 6,398 m/20,991 ft\nDataran terendah \t:Vpadina Karagiy 132 m/433 ft di bawah permukaan laut", "question_text": "Berapa luas Kazakhstan?", "answers": [{"text": "2,717,300 km persegi", "start_byte": 15, "limit_byte": 35}]} {"id": "3872227358714987929-2", "language": "indonesian", "document_title": "Fansub", "passage_text": "Fansub bermula ketika ledakan produksi anime sekitar tahun 1980-an di Jepang. Pada saat itu relatif sedikit judul yang terlisensi untuk didistribusikan di luar Jepang. Hal ini membuat fans Anime di seluas dunia kesulitan untuk mendapatkan judul-judul baru. Beberapa fans, pada umumnya mereka yang sanggup berbahasa Jepang, mulai memroduksi anime bersubtitle amatiran agar dapat dibagikan kepada rekan-rekan sesama pecinta Anime Jepang - yang tidak dapat berbahasa Jepang. Agar terhindar dari masalah legalitas, maka fansub menerapkan prinsip \"distribusi tanpa mengambil keuntungan\".", "question_text": "Kapan Fansub pertama kali dilakukan?", "answers": [{"text": "1980", "start_byte": 59, "limit_byte": 63}]} {"id": "948651764556975598-1", "language": "indonesian", "document_title": "Madaniyah", "passage_text": "Madaniyah adalah istilah yang diberikan kepada ayat Al Qur'an yang diturunkan di Madinah atau diturunkan setelah Rasulullah SAW hijrah ke Madinah. Sebuah surat dapat terdiri atas ayat-ayat yang diturunkan di Madinah secara keseluruhan namun bisa juga sebagian diturunkan di Mekkah (Makiyyah).", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan surah Madaniyah ?", "answers": [{"text": "istilah yang diberikan kepada ayat Al Qur'an yang diturunkan di Madinah", "start_byte": 17, "limit_byte": 88}]} {"id": "4610977491912846504-7", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Persia", "passage_text": "Pada tahun 330SM Kekaisaran Akhemeniyah diserang oleh Kerajaan Yunani yang di pimpin salah satu jenderal dari Alexander Agung yang bernama Seleukus dan lahirlah pemerintahan baru Persia yaitu Kekaisaran Seleukus dari Yunani. Seleukus mengangkat dirinya menjadi Kaisar setelah Alexander Agung wafat.", "question_text": "Dimanakah wilayah kekuasaan Kerajaan Seleukus?", "answers": [{"text": "Persia", "start_byte": 179, "limit_byte": 185}]} {"id": "-6262384047407816583-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kesultanan Mataram", "passage_text": "Sutawijaya naik tahta setelah ia merebut wilayah Pajang sepeninggal Hadiwijaya dengan gelar Panembahan Senopati. Pada saat itu wilayahnya hanya di sekitar Jawa Tengah saat ini, mewarisi wilayah Kerajaan Pajang. Pusat pemerintahan berada di Mentaok, wilayah yang terletak kira-kira di timur Kota Yogyakarta dan selatan Bandar Udara Adisucipto sekarang. Lokasi keraton (tempat kedudukan raja) pada masa awal terletak di Banguntapan, kemudian dipindah ke Kotagede. Sesudah ia meninggal (dimakamkan di Kotagede) kekuasaan diteruskan putranya Mas Jolang yang setelah naik tahta bergelar Prabu Hanyokrowati.", "question_text": "Siapa raja kedua Kesultanan Mataram?", "answers": [{"text": "Mas Jolang", "start_byte": 538, "limit_byte": 548}]} {"id": "-6963366036862534824-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hari Kemerdekaan (Amerika Serikat)", "passage_text": "Hari Kemerdekaan Amerika Serikat (Independence Day atau Fourth of July) adalah hari libur federal setiap tanggal 4 Juli di Amerika Serikat untuk memperingati disahkannya Deklarasi Kemerdekaan oleh Kongres Kontinental Kedua pada 4 Juli 1776. Deklarasi tersebut merupakan proklamasi kemerdekaan Tiga Belas Koloni dari Kerajaan Britania Raya. Hari Kemerdekaan AS dirayakan dengan pesta kembang api, parade, barbekyu, karnaval, piknik, konser, pertandingan bisbol, pidato politik, serta berbagai kegiatan dan upacara resmi yang berkaitan dengan sejarah, pemerintahan, dan tradisi Amerika Serikat.", "question_text": "kapankah Amerika Serikat menjadi negara?", "answers": [{"text": "4 Juli 1776", "start_byte": 228, "limit_byte": 239}]} {"id": "-942065485620375126-0", "language": "indonesian", "document_title": "Metal Gear Solid", "passage_text": "Metal Gear Solid(メタルギアソリッド) (in ger.: Kossuth Lajos = Big Boss K ?) (umumnya disingkat MGS) adalah permainan video stealth action yang dirancang oleh Hideo Kojima.[1] Permainan ini dikembangkan oleh Konami Computer Entertainment Japan dan merupakan permainan video pertama yang dirilis Konami pada tahun 1998 untuk konsol PlayStation.", "question_text": "Kapan Metal Gear Solid dirilis?", "answers": [{"text": "1998", "start_byte": 322, "limit_byte": 326}]} {"id": "-3816715617606464147-0", "language": "indonesian", "document_title": "J. J. Abrams", "passage_text": "Jeffrey Jacob \"J. J.\" Abrams () adalah sutradara, produser, penulis, dan penggubah berkebangsaan Amerika Serikat yang terkenal dengan karyanya dalam genre laga, drama, dan fiksi ilmiah. Abrams menulis dan/atau memproduksi film-film tuturan seperti Regarding Henry (1991), Forever Young (1992), Armageddon (1998), dan Cloverfield (2008). Dia menciptakan atau bersama menciptakan sejumlah serial drama TV, termasuk Felicity (pencipta bersama, 1998–2002), Alias (pencipta, 2001–2006), Lost (pencipta bersama, 2004–2010), dan Fringe (pencipta bersama, 2008–2013).", "question_text": "Siapa sutradara serial televisi Lost?", "answers": [{"text": "Jeffrey Jacob \"J. J.\" Abrams", "start_byte": 0, "limit_byte": 28}]} {"id": "8023261303112192580-2", "language": "indonesian", "document_title": "Turki", "passage_text": "Ibu kota Turki berada di Ankara namun kota terbesar di negara ini adalah Istanbul. Disebabkan oleh lokasinya yang strategis di persilangan dua benua, budaya Turki merupakan campuran budaya Timur dan Barat yang unik yang sering diperkenalkan sebagai jembatan antara dua peradaban. Dengan adanya kawasan yang kuat dari Adriatik ke Tiongkok dalam jalur darat di antara Rusia dan India, Turki telah memperoleh kepentingan strategis yang bertambah pesat.", "question_text": "Apakah ibukota Turki ?", "answers": [{"text": "Ankara", "start_byte": 25, "limit_byte": 31}]} {"id": "926678594846027984-1", "language": "indonesian", "document_title": "D.T. Suzuki", "passage_text": "D. T. Suzuki lahir dengan nama Teitarō Suzuki di Honda-machi, Kanazawa, Ishikawa, termuda dari lima bersaudara, anak seorang dokter Ryojun Suzuki. Walaupun tempat kelahirannya sudah tidak ada, sebuah monument menandai lokasi tersebut. Suzuki terlahir dalam golongan Samurai yang mengalami kemunduran bersamaan dengan jatuhnya pemerintahan feodal. Sepeninggalan ayahnya, Ibunda Suzuki (Masu - nama lengkap tidak diketahui), seorang penganut Buddhis Jodo Shinshu, terpaksa membesarkannya dalam keadaan miskin.\nKetika ia mencapai usia dewasa, ia membayangkan nasibnya untuk terlahir pada situasi tersebut, ia kemudian mulai untuk mencari jawaban pada berbagai ragam kepercayaan. Kecerdasan alami yang tajam dan filosofis menemukan kesulitan untuk menerima sebagian dari kosmologi akan apa yang ia hadapi.", "question_text": "Dimana Daisetz Teitaro Suzuki lahir ?", "answers": [{"text": "Honda-machi, Kanazawa", "start_byte": 50, "limit_byte": 71}]} {"id": "-3119524364899725044-6", "language": "indonesian", "document_title": "International IDEA", "passage_text": "Keanggotaan International IDEA terbuka bagi berbagai pemerintah dan organisasi antar pemerintah. Pada saat ini IDEA beranggotakan 21 negara, yaitu: Australia, Barbados, Belgia, Bostwana, Kanada, Chili, Kosta Rika, Denmark, Finlandia, Jerman, India, Mauritius, Namibia, Belanda, Norwegia, Meksiko, Portugal, Afrika Selatan, Spanyol, Swedia dan Uruguay. Saat ini Swiss sedang mempersiapkan diri untuk bergabung dengan International IDEA dan Jepang telah memiliki status sebagai Pengamat. Sebagai tambahan, keanggotaan asosiasi juga terbuka bagi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) internasional. Pada saat ini terdapat empat anggota asosiasi, yaitu: International Press Institute, Parliamentarians for Global Action, Transparency International dan the Inter-American Institute for Human Rights", "question_text": "Berapa jumlah anggota International Institute for Democracy and Electoral Assistance ?", "answers": [{"text": "21 negara", "start_byte": 130, "limit_byte": 139}]} {"id": "3034910696225591739-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pasar (ekonomi)", "passage_text": "Pasar, dalam ilmu ekonomi, adalah tempat bertemunya penjual dan pembeli. Transaksi jual-beli yang terjadi tidak selalu memerlukan lokasi fisik. Pasar yang dimaksud bisa merujuk kepada suatu negara tempat suatu barang dijual dan dipasarkan.", "question_text": "Apa pengertian pasar dalam ilmu ekonomi?", "answers": [{"text": "empat bertemunya penjual dan pembeli. Transaksi jual-beli yang terjadi tidak selalu memerlukan lokasi fisik", "start_byte": 35, "limit_byte": 142}]} {"id": "-4010102103973887879-1", "language": "indonesian", "document_title": "Kalender Hijriyah", "passage_text": "Kalender Hijriah atau Kalender Islam (bahasa Arab: التقويم الهجري; at-taqwim al-hijri), adalah kalender yang digunakan oleh umat Islam, termasuk dalam menentukan tanggal atau bulan yang berkaitan dengan ibadah, atau hari-hari penting lainnya. Kalender ini dinamakan Kalender Hijriah, karena pada tahun pertama kalender ini adalah tahun di mana terjadi peristiwa Hijrah-nya Nabi Muhammad SAW dari Makkah ke Madinah, yakni pada tahun 622 M. Di beberapa negara yang berpenduduk mayoritas Islam, Kalender Hijriah juga digunakan sebagai sistem penanggalan sehari-hari. Kalender Islam menggunakan peredaran bulan sebagai acuannya, berbeda dengan kalender biasa (kalender Masehi) yang menggunakan peredaran Matahari.", "question_text": "Kapan tahun hijriyah dimulai ?", "answers": [{"text": "eristiwa Hijrah-nya Nabi Muhammad SAW dari Makkah ke Madinah, yakni pada tahun 622 M", "start_byte": 366, "limit_byte": 450}]} {"id": "2567899128722186535-0", "language": "indonesian", "document_title": "Agama di Filipina", "passage_text": "Agama di Filipina ditandai dengan mayoritas orang menganut kepercayaan Kristen.[1] Sekitar 92% penduduknya adalah Kristen: sekitar 81% menganut Gereja Katolik Roma sementara sekitar 11% menganut denominasi-denominasi Kristen Protestan, seperti Gereja Adventis Hari Ketujuh, Gereja Serikat Yesus di Filipina dan Evangelikal.[1] Secara resmi, Filipina adalah sebuah negara sekuler dengan Konstitusi memandu pemisahan gereja dan negara, dan meminta pemerintah untuk menganggap seluruh agama setara.", "question_text": "apakah agama mayoritas di Filipina?", "answers": [{"text": "Kristen", "start_byte": 71, "limit_byte": 78}]} {"id": "-7649581942994317035-49", "language": "indonesian", "document_title": "Republik Rakyat Tiongkok", "passage_text": "Secara resmi RRT memandang dirinya sendiri sebagai satu bangsa (Tionghoa) yang multi-etnis dengan 56 etnisitas yang diakui. Mayoritas etnis Han menyusun hampir 93% populasi; bagaimanapun merupakan mayoritas dalam hanya hampir setengah daerah Tiongkok. Penduduk bangsa Han sendiri heterogen, dan bisa dianggap sebagai kumpulan pelbagai etnik yang mengamalkan budaya dan bercakap bahasa yang sama. Kebanyakan suku Han bertutur macam-macam bahasa vernakular Tionghoa, yang bisa dilihat sebagai 1 bahasa atau keluarga bahasa. Subdivisi terbesar bahasa Tionghoa yang diucapkan ialah bahasa Mandarin, dengan lebih banyak pembicara daripada bahasa lainnya di dunia. Versi standar Mandarin yang didasarkan pada dialek Beijing, dikenal sebagai Putonghua, diajarkan di sekolah dan digunakan sebagai bahasa resmi di seluruh negara.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan mayoritas penduduk Republik Tiongkok?", "answers": [{"text": "bahasa Mandarin", "start_byte": 578, "limit_byte": 593}]} {"id": "-2209200994489883172-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kekhalifahan Kordoba", "passage_text": "Kekhalifahan Kordoba (Arabic: خليفة قرطبة‎, Khalīfah Qurthubah) adalah kekhalifahan yang memerintah di Semenanjung Iberia (Al-Andalus) dan Afrika Utara dari tahun 929 hingga 1031, berpusat di Kordoba (sekarang terletak di Spanyol).", "question_text": "Kapan Kekhalifahan Kordoba berdiri ?", "answers": [{"text": "929", "start_byte": 176, "limit_byte": 179}]} {"id": "-3771420406474427989-3", "language": "indonesian", "document_title": "Jeruk", "passage_text": "Asal jeruk adalah dari Asia Timur dan Asia Tenggara, membentuk sebuah busur yang membentang dari Jepang terus ke selatan hingga kemudian membelok ke barat ke arah India bagian timur. Jeruk manis dan sitrun (lemon) berasal dari Asia Timur, sedangkan jeruk bali, jeruk nipis dan jeruk purut berasal dari Asia Tenggara.", "question_text": "Darimanakah jeruk sitrun berasal?", "answers": [{"text": "Asia Timur", "start_byte": 227, "limit_byte": 237}]} {"id": "8648662407193465462-0", "language": "indonesian", "document_title": "Keshogunan Tokugawa", "passage_text": "\nKeshogunan Tokugawa(徳川幕府,Tokugawa bakufu, 1603—1868) atau Keshogunan Edo (Edo bakufu) adalah pemerintahan diktator militer feodalisme di Jepang yang didirikan oleh Tokugawa Ieyasu dan secara turun temurun dipimpin oleh shogun keluarga Tokugawa. Dalam periode historis Jepang, masa pemerintahan Keshogunan Tokugawa disebut zaman Edo, karena ibu kota terletak di Edo yang sekarang disebut Tokyo. Keshogunan Tokugawa memerintah dari Istana Edo hingga Restorasi Meiji.", "question_text": "Dari mana pasukan Keshogunan Tokugawa berasal ?", "answers": [{"text": "Jepang", "start_byte": 148, "limit_byte": 154}]} {"id": "6859362689995933378-6", "language": "indonesian", "document_title": "Madagaskar", "passage_text": "\n250px|jmpl|ka|Hutan hujan tropis di Madagaskar\n\nDengan luas wilayah 592.800 kilometer persegi (228.900 sq mi), Madagaskar merupakan negara terbesar ke-46 di dunia dan pulau terbesar keempat di dunia. Negara ini terletak di antara garis lintang 12 °LS dan 26 ° LS, dan 43 ° BT dan 51 °BT. Negara pulau tetangganya adalah wilayah Perancis Réunion dan negara Mauritius di sebelah timur, serta Komoro dan wilayah Perancis, Mayotte di barat laut. Negara daratan terdekat adalah Mozambik, terletak di sebelah barat.", "question_text": "Berapa luas wilayah Madagaskar ?", "answers": [{"text": "592.800 kilometer persegi", "start_byte": 69, "limit_byte": 94}]} {"id": "6364040774046450823-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Pekal", "passage_text": "\nBahasa Pekal adalah bahasa daerah yang digunakan suku Pekal.[1] Beberapa dialek dalam bahasa ini banyak dipengaruhi bahasa Minangkabau dan bahasa Rejang. Bahasa ini termasuk dalam rumpun bahasa Austronesia.", "question_text": "Apakah bahasa yang digunakan Suku Pekal?", "answers": [{"text": "Bahasa Pekal", "start_byte": 1, "limit_byte": 13}]} {"id": "3353711237062273823-31", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa", "passage_text": "Jawa memiliki luas sekitar 138.793,6 km2.[23] Sungai yang terpanjang ialah Bengawan Solo, yaitu sepanjang 600 km.[24] Sungai ini bersumber di Jawa bagian tengah, tepatnya di gunung berapi Lawu. Aliran sungai kemudian mengalir ke arah utara dan timur, menuju muaranya di Laut Jawa di dekat kota Surabaya.", "question_text": "berapakah luas pulau Jawa?", "answers": [{"text": "138.793,6 km2", "start_byte": 27, "limit_byte": 40}]} {"id": "-8349682583229475494-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Lombok Timur", "passage_text": "Kabupaten Lombok Timur adalah salah satu Daerah Tingkat II di Provinsi Nusa Tenggara Barat yang terletak di sebelah timur Pulau Lombok. Ibu kota daerah ini ialah kota Selong. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.605,55km2 dengan populasi 1.105.582 jiwa.", "question_text": "Berapa luas kabupaten Lombok Timur?", "answers": [{"text": "1.605,55km2", "start_byte": 211, "limit_byte": 222}]} {"id": "1561046047052788433-0", "language": "indonesian", "document_title": "Orang-orang majus dari Timur", "passage_text": "\nDalam tradisi Kristen, Orang majus (dari bahasa Latin: magus) atau Orang Bijak juga Raja-raja dari Timur sering dianggap sebagai orang dari kerajaan Media, mungkin pendeta Zoroastrian, atau mungkin juga magi (bentuk plural dari magus) yang mengenal astrologi dari Persia kuno. Injil Matius menyatakan bahwa mereka datang dari timur ke Yerusalem untuk menyembah Kristus. Menurut Matius mereka berjalan dengan mengikuti sebuah bintang yang datang dan dikenal sebagai Bintang Natal. Saat mereka mendekati Yerusalem, Herodes mencoba menjebak mereka untuk memberitahu keberadaan Yesus, supaya Yesus dapat dibunuhnya. Saat mereka menemukan Yesus, para orang bijak ini memberikan hadiah-hadiah, di antaranya adalah emas, kemenyan, dan mur.", "question_text": "Siapa yang dimaksud dengan orang-orang Majus ?", "answers": [{"text": "orang dari kerajaan Media, mungkin pendeta Zoroastrian, atau mungkin juga magi (bentuk plural dari magus) yang mengenal astrologi dari Persia kuno", "start_byte": 130, "limit_byte": 276}]} {"id": "6256446992992655925-24", "language": "indonesian", "document_title": "Jawa Barat", "passage_text": "Dikenal sebagai salah satu 'lumbung padi' nasional, hampir 23 persen dari total luas 29,3 ribu kilometer persegi dialokasikan untuk produksi beras. Tidak dimungkiri lagi, Jawa Barat merupakan 'Rumah Produksi' bagi ekonomi Indonesia, hasil pertanian Provinsi Jawa Barat menyumbangkan 15 persen dari nilai total pertanian Indonesia.Hasil tanaman pangan Jawa Barat meliputi beras, kentang manis, jagung, buah-buahan dan sayuran, disamping itu juga terdapat komoditi seperti teh, kelapa, minyak sawit, karet alam, gula, coklat dan kopi. Perternakannya menghasilkan 120.000 ekor sapi ternak, 34% dari total nasional.", "question_text": "Berapa luas wilayah Jawa Barat?", "answers": [{"text": "29,3 ribu kilometer persegi", "start_byte": 85, "limit_byte": 112}]} {"id": "299479253008316870-0", "language": "indonesian", "document_title": "Posesif", "passage_text": "Posesif adalah film drama psikologis Indonesia yang disutradari oleh Edwin dan ditulis oleh Gina S. Noer, serta dibintangi oleh Putri Marino dan Adipati Dolken beserta pemeran pembantu lain. Posesif dirilis secara luas pada 26 Oktober 2017.[1]", "question_text": "tahun berapakah film Posesif dirilis?", "answers": [{"text": "26 Oktober 2017", "start_byte": 224, "limit_byte": 239}]} {"id": "-8141071433031597513-0", "language": "indonesian", "document_title": "Hukum gravitasi universal", "passage_text": "Hukum gravitasi universal Newton menyatakan bahwa benda di alam semesta saling tarik menarik dengan gaya yang berbanding lurus dengan hasil dari massa dan berbanding terbalik dengan kuadrat dari jarak antara mereka. (Secara terpisah menunjukkan bahwa besar massa berbentuk bulat simetris tarik-menarik seolah-olah semua massa terkonsentrasi di pusat-pusat mereka.) Ini merupakan hukum fisika umum yang berasal dari pengamatan empiris yang Isaac Newton sebut induksi.[1] ini adalah bagian dari mekanika klasik dan dirumuskan dalam karya Newton berjudul Philosophiæ Naturalis Principia Mathematica (\"the Principia\"), terbit perdana pada 5 Juli 1687. (Ketika buku Newton disajikan pada 1686 ke Royal Society, Robert Hooke mengklaim bahwa Newton memperoleh inverse hukum kuadrat darinya.)\nDalam bahasa modern, hukum ini menyatakan bahwa:", "question_text": "Apakah hukum gravitasi Newton?", "answers": [{"text": "benda di alam semesta saling tarik menarik dengan gaya yang berbanding lurus dengan hasil dari massa dan berbanding terbalik dengan kuadrat dari jarak antara mereka", "start_byte": 50, "limit_byte": 214}]} {"id": "6595295126431005110-0", "language": "indonesian", "document_title": "Euro", "passage_text": "Euro (€) adalah mata uang yang dipakai di 19 negara anggota Uni Eropa. Secara giral, mata uang ini mulai dipakai sejak tanggal 1 Januari 1999, tetapi secara fisik baru dipakai pada tanggal 1 Januari 2002. Uang kertas Euro di mana-mana rupanya sama, tetapi uang logamnya di belakang berbeda-beda. Uang logam setiap negara diberi lambangnya sendiri.", "question_text": "Kapan mata uang Euro secara fisik baru dipakai?", "answers": [{"text": "1 Januari 2002", "start_byte": 191, "limit_byte": 205}]} {"id": "-3534513121570989235-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bandar Udara Internasional Changi Singapura", "passage_text": "Bandar Udara Changi Singapura (bahasa Inggris: Singapore Changi Airport; IATA: SIN, ICAO: WSSS) adalah bandara internasional yang melayani Singapura. Bandara ini terletak di daerah Changi di bagian ujung timur pulau Singapura dan merupakan salah satu fasilitas penerbangan terbaik di Asia dan dunia. Bandara ini dikelola oleh Otoritas Penerbangan Sipil Singapura (CAAS). Bandara Changi juga merupakan pangkalan Singapore Airlines, SilkAir, Valuair, dan Tiger Airways.", "question_text": "Apakah bandara terbesar di Singapore?", "answers": [{"text": "Bandar Udara Changi Singapura", "start_byte": 0, "limit_byte": 29}]} {"id": "3970113463463763349-0", "language": "indonesian", "document_title": "Konsumen", "passage_text": "jmpl|250px|Seorang pelanggan yang sedang membeli pernak-pernik di sebuah toko di Rusia\nKonsumen adalah setiap orang pemakai barang dan/atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan.[1] Jika tujuan pembelian produk tersebut untuk dijual kembali (Jawa: kulakan), maka dia disebut pengecer atau distributor.", "question_text": "Siapakah yang tergolong konsumen?", "answers": [{"text": "setiap orang pemakai barang dan/atau jasa yang tersedia dalam masyarakat, baik bagi kepentingan diri sendiri, keluarga, orang lain, maupun makhluk hidup lain dan tidak untuk diperdagangkan", "start_byte": 103, "limit_byte": 291}]} {"id": "3761839550672524937-2", "language": "indonesian", "document_title": "Kabupaten Jember", "passage_text": "Jember memiliki luas 3.293,34 Km2 dengan ketinggian antara 0 - 3.330 mdpl. Iklim Kabupaten Jember adalah tropis dengan kisaran suhu antara 23oC - 32oC. Bagian selatan wilayah Kabupaten Jember adalah dataran rendah dengan titik terluarnya adalah Pulau Nusa Barong. Pada kawasan ini terdapat Taman Nasional Meru Betiri yang berbatasan dengan wilayah administratif Kabupaten Banyuwangi. Bagian barat laut (berbatasan dengan Kabupaten Probolinggo adalah pegunungan, bagian dari Pegunungan Iyang, dengan puncaknya Gunung Argopuro (3.088 m). Bagian timur merupakan bagian dari rangkaian Dataran Tinggi Ijen. Jember memiliki beberapa sungai antara lain Sungai Bedadung yang bersumber dari Pegunungan Iyang di bagian Tengah, Sungai Mayang yang persumber dari Pegunungan Raung di bagian timur, dan Sungai Bondoyudo yang bersumber dari Pegunungan Semeru di bagian barat.", "question_text": "berapakah luas Jember?", "answers": [{"text": "3.293,34 Km2", "start_byte": 21, "limit_byte": 33}]} {"id": "2780507496486470497-0", "language": "indonesian", "document_title": "Stan Lee", "passage_text": "Stan Lee[1] (lahir Stanley Martin Lieber /ˈliːbər/; 28 Desember 1922– 12 November 2018) adalah seorang penulis, editor, penerbit, produser, dan aktor dari Amerika.[2] Pada tahun 1960, Stan Lee mendirikan Marvel Comics yang memperkenalkan penokohan lebih lengkap dalam karakter seorang pahlawan yang kuat, sehingga menarik minat orang banyak, khususnya anak-anak.[3] Bekerja sama dengan beberapa seniman, termasuk Jack Kirby dan Steve Ditko, dia menciptakan Spider-Man, Hulk, Doctor Strange, Fantastic Four, Iron Man, Daredevil, Thor, X-Men, dan banyak karakter fiksi lainnya, mengenalkannya secara menyeluruh. Berbagi alam semesta menjadi komik superhero. Selain itu, dia menantang organisasi penyensoran industri komik, Otoritas Kode Komik, yang memaksanya untuk mereformasi kebijakannya.", "question_text": "Siapakah penulis komik Marvel ?", "answers": [{"text": "Stan Lee", "start_byte": 0, "limit_byte": 8}]} {"id": "-170509535281765803-6", "language": "indonesian", "document_title": "Penyebaran Islam di Nusantara", "passage_text": "Kehadiran Muslim asing di Nusantara bagaimanapun tidak menunjukkan tingkat konversi pribumi Nusantara ke Islam yang besar atau pembentukan negara Islam pribumi di Nusantara.[1]:3 Bukti yang paling dapat diandalkan tentang penyebaran awal Islam di Nusantara berasal dari tulisan di batu nisan dan sejumlah kesaksian peziarah. Nisan paling awal yang terbaca tertulis tahun 475 H (1082 M), meskipun milik seorang Muslim asing, ada keraguan apakah nisan tersebut tidak diangkut ke Jawa di masa setelah tahun tersebut. Bukti pertama Muslim pribumi Nusantara berasal dari Sumatera Utara, Marco Polo dalam perjalanan pulang dari China pada tahun 1292, melaporkan setidaknya satu kota Muslim,[4] dan bukti pertama tentang dinasti Muslim adalah nisan tertanggal tahun 696 H (1297 M), dari Sultan Malik al-Saleh, penguasa Muslim pertama Kesultanan Samudera Pasai, dengan batu nisan selanjutnya menunjukkan diteruskannya pemerintahan Islam. Kehadiran sekolah pemikiran Syafi'i, yang kemudian mendominasi Nusantara dilaporkan oleh Ibnu Battutah, seorang peziarah dari Maroko, tahun 1346. Dalam catatan perjalanannya, Ibnu Battutah menulis bahwa penguasa Samudera Pasai adalah seorang Muslim, yang melakukan kewajiban agamanya sekuat tenaga. Madh'hab yang digunakannya adalah Imam Syafi'i dengan kebiasaan yang sama ia lihat di India.[4]", "question_text": "Di daerah mana islam pertama kali disebarkan di Indonesia?", "answers": [{"text": "Sumatera Utara", "start_byte": 566, "limit_byte": 580}]} {"id": "-1267658882499450280-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pesawat tanpa awak", "passage_text": "\n\n\nPesawat tanpa awak atau Pesawat nirawak (EN: Unmanned Aerial Vehicle atau disingkat UAV atau sering disebut sebagai drone), adalah sebuah mesin terbang yang berfungsi dengan kendali jarak jauh oleh pilot atau mampu mengendalikan dirinya sendiri, menggunakan hukum aerodinamika untuk mengangkat dirinya, bisa digunakan kembali dan mampu membawa muatan baik senjata maupun muatan lainnya . Penggunaan terbesar dari pesawat tanpa awak ini adalah di bidang militer, tetapi juga digunakan di bidang fotografi dan videografi yang dilakukan secara bebas dan terbuka. Rudal walaupun mempunyai kesamaan tetapi tetap dianggap berbeda dengan pesawat tanpa awak karena rudal tidak bisa digunakan kembali dan rudal adalah senjata itu sendiri.", "question_text": "Apa itu kendaraan AUV ?", "answers": [{"text": "alah sebuah mesin terbang yang berfungsi dengan kendali jarak jauh oleh pilot atau mampu mengendalikan dirinya sendiri, menggunakan hukum aerodinamika untuk mengangkat dirinya, bisa digunakan kembali dan mampu membawa muatan baik senjata maupun mu", "start_byte": 141, "limit_byte": 388}]} {"id": "8007960980272369593-0", "language": "indonesian", "document_title": "Geometri", "passage_text": "Geometri (Yunani Kuno: γεωμετρία, geo-\"bumi\",-metron \"pengukuran\") adalah cabang matematika yang bersangkutan dengan pertanyaan bentuk, ukuran, posisi relatif gambar, dan sifat ruang. Seorang ahli matematika yang bekerja di bidang geometri disebut ahli ilmu ukur. Geometri muncul secara independen di sejumlah budaya awal sebagai ilmu pengetahuan praktis tentang panjang, luas, dan volume, dengan unsur-unsur dari ilmu matematika formal yang muncul di Barat sedini Thales (abad 6 SM). Pada abad ke-3 SM geometri dimasukkan ke dalam bentuk aksiomatik oleh Euclid, yang dibantu oleh geometri Euclid, menjadi standar selama berabad-abad. Archimedes mengembangkan teknik cerdik untuk menghitung luas dan isi, dalam banyak cara mengantisipasi kalkulus integral yang modern. Bidang astronomi, terutama memetakan posisi bintang dan planet pada falak dan menggambarkan hubungan antara gerakan benda langit, menjabat sebagai sumber penting masalah geometrik selama satu berikutnya dan setengah milenium. Kedua geometri dan astronomi dianggap di dunia klasik untuk menjadi bagian dari Quadrivium tersebut, subset dari tujuh seni liberal dianggap penting untuk warga negara bebas untuk menguasai.", "question_text": "Apa itu ilmu geometri?", "answers": [{"text": "cabang matematika yang bersangkutan dengan pertanyaan bentuk, ukuran, posisi relatif gambar, dan sifat ruang", "start_byte": 83, "limit_byte": 191}]} {"id": "8512923479561497754-0", "language": "indonesian", "document_title": "Jambi", "passage_text": "\n\nJambi (Jawi: جامبي) adalah sebuah Provinsi Indonesia yang terletak di pesisir timur di bagian tengah Pulau Sumatera. Jambi adalah satu dari tiga provinsi di Indonesia yang ibukotanya bernama sama dengan nama provinsinya, selain Bengkulu dan Gorontalo.", "question_text": "Dimana letak provinsi Jambi?", "answers": [{"text": "pesisir timur di bagian tengah Pulau Sumatera", "start_byte": 77, "limit_byte": 122}]} {"id": "3798419238660135354-0", "language": "indonesian", "document_title": "Korawa", "passage_text": "Korawa atau Kaurawa adalah istilah dalam bahasa Sanskerta yang berarti \"keturunan (raja) Kuru.\" Dalam budaya pewayangan Jawa, istilah ini merujuk kepada kelompok antagonis dalam wiracarita Mahabharata, sehingga Korawa adalah musuh bebuyutan para Pandawa.\n", "question_text": "Siapa itu keluarga Korawa?", "answers": [{"text": "\"keturunan (raja)", "start_byte": 72, "limit_byte": 89}]} {"id": "6689379288455816405-5", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Cirebon", "passage_text": "Kota Cirebon terletak pada lokasi yang strategis dan menjadi simpul pergerakan transportasi antara Jawa Barat dan Jawa Tengah. Letaknya yang berada di wilayah pantai menjadikan Kota Cirebon memiliki wilayah dataran yang lebih luas dibandingkan dengan wilayah perbukitannya. Luas Kota Cirebon adalah 37,54 km2 dengan dominasi penggunaan lahan untuk perumahan (32%) dan tanah pertanian (38%).", "question_text": "berapakah luas Kota Cirebon?", "answers": [{"text": "37,54 km2", "start_byte": 299, "limit_byte": 308}]} {"id": "4414803006183496846-1", "language": "indonesian", "document_title": "Koninklijke Paketvaart Maatschappij", "passage_text": "KPM didirikan pada 4 September 1888 di Amsterdam oleh Rotterdamsche Lloyd (RL) dan Stoomvaart Maatschappij Nederland (SMN) dengan berkantor pusat di gedung Scheepvaarthuis, Amsterdam, Belanda yang dibangun oleh seorang bangsawan bernama Prins Hendrikkade untuk mengelola pelayaran regional interinsuler (antar pulau) di kepulauan Hindia Belanda. RL dan SMN telah mengoperasikan layanan kapal uap reguler antara Belanda dan Jawa selama 20 tahun saat KPM didirikan. Sedangkan layanan pos antar pulau telah dilakukan oleh Nederlandsch-Indische Stoomboot Maatschappij (NISM), anak perusahaan British India Navigation Company (BINC). KPM mulai beroperasi pada 1 Januari 1891 dengan modal 29 kapal uap kecil - 13 baru dan 16 warisan dari pendahulunya, NISM. Perusahaan ini terutama berfokus pada rute pelayaran regular terjadwal bagi penumpang dan muatan kargo antara pulau di Hindia Belanda yang kemudian lebih populer dengan istilah sebagai pelayaran pos antar pulau.", "question_text": "Siapa pendiri Koninklijke Paketvaart Maatschappij ?", "answers": [{"text": "Rotterdamsche Lloyd (RL) dan Stoomvaart Maatschappij Nederland", "start_byte": 54, "limit_byte": 116}]} {"id": "5068307261297986711-4", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar negara dengan senjata nuklir", "passage_text": " Amerika Serikat mengembangkan senjata nuklir pertama dalam masa Perang Dunia II dibayangi ketakutan didahului oleh Nazi Jerman. Uji coba senjata nuklirnya pertama kali dilakukan pada 1945 (\"Trinity\"), dan menjadi negara satu-satunya yang pernah menggunakan senjata nuklir terhadap negara lain, yaitu ketika bom nuklir dijatuhkan di Hiroshima dan Nagasaki (baca juga: Proyek Manhattan). AS juga merupakan negara yang pertama kali mengembangkan bom hidrogen, uji cobanya (\"Ivy Mike\") pada 1952 dan versi yang dapat digunakan dalam peperangan pada 1954 (\"Castle Bravo\").", "question_text": "Apakah negara yang pertama berhasil melakukan uji coba senjata nuklir?", "answers": [{"text": "Amerika Serikat", "start_byte": 1, "limit_byte": 16}]} {"id": "-1170773501733084251-0", "language": "indonesian", "document_title": "Perangkat keras", "passage_text": "Perangkat keras komputer (English: hardware atau disingkat HW) adalah semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya.", "question_text": "Apa itu perangkat keras ?", "answers": [{"text": "semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya, dan dibedakan dengan perangkat lunak (software) yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam menyelesaikan tugasnya", "start_byte": 70, "limit_byte": 308}]} {"id": "67064532525933919-0", "language": "indonesian", "document_title": "Ashin Jinarakkhita", "passage_text": "\nBhikkhu Ashin Jinarakkhita, terlahir The Boan An, juga dikenal dengan panggilan Su Kong () merupakan orang Indonesia pertama yang ditahbiskan menjadi bhikkhu setelah 500 tahun runtuhnya kerajaan Majapahit saat ia ditahbiskan pada tahun 1953. Dia merupakan salah satu tokoh yang sangat berpengaruh dalam perkembangan Buddhis di Indonesia modern. Selain mempelajari kimia di Groningen, Belanda dia juga mendalami agama Buddha. Pada Juni 1953 ia ditahbiskan dalam tradisi Mahayana di Jakarta. Pembimbingnya menganjurkan agar ia belajar lebih lanjut di Myanmar, karena itu pada tahun yang sama ia masuk Sasana Yeiktha di Yangon untuk belajar meditasi satipatthana di bawah bimbingan Mahasi Sayadaw. Pada tahun berikutnya ia ditahbiskan menjadi bhikkhu dan mengambil nama Ashin Jinarakkhita. Pada tahun 1955 ia kembali ke Jawa dan dengan kerja keras membangun kembali vihara-vihara dan biara-biara Buddhis.", "question_text": "umur berapakah Bhikkhu Ashin Jinarakkhita diangkat sebagai biksu?", "answers": [{"text": "1953", "start_byte": 237, "limit_byte": 241}]} {"id": "-7295823936524399865-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dinar Irak", "passage_text": "Dinar (Arabic pronunciation:[diːˈnɑːr]) (Arab: دينار, [(tanda: د.ع; kode: IQD) adalah mata uang Irak. Mata uang tersebut dikeluarkan oleh Bank Sentral Irak dan terbagi dalam 1,000 fil (فلس), meskipun inflasi menenggelamkan nilai fil sejak 1990.", "question_text": "Apa mata uang negara Irak ?", "answers": [{"text": "Dinar", "start_byte": 0, "limit_byte": 5}]} {"id": "3471108998366264245-6", "language": "indonesian", "document_title": "Organisasi Papua Merdeka", "passage_text": "\nMenanggapi hal tersebut, Nicolaas Jouwe dan dua komandan OPM, Seth Jafeth Roemkorem dan Jacob Hendrik Prai, berencana mendeklarasikan kemerdekaan Papua pada tahun 1971. Tanggal 1 Juli 1971, Roemkorem dan Prai mendeklarasikan Republik Papua Barat dan segera merancang konstitusinya.", "question_text": "kapankah papua nugini melepaskan diri dari indonesia?", "answers": [{"text": "1 Juli 1971", "start_byte": 178, "limit_byte": 189}]} {"id": "6608795507538338109-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kota Kansas, Kansas", "passage_text": "Kansas City merupakan sebuah kota di Amerika Serikat. Kota ini letaknya di bagian tengah. Tepatnya di negara bagian Kansas. Pada tahun 2010, kota ini memiliki jumlah penduduk sebesar 145.786 jiwa dan memiliki luas wilayah 331km².", "question_text": "Berapa luas Kansas City?", "answers": [{"text": "331km²", "start_byte": 222, "limit_byte": 229}]} {"id": "1435371996343371148-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Hongwu", "passage_text": "Kaisar Hongwu (Hanzi: 洪武, ), yang nama aslinya Zhu Yuanzhang (朱元璋), adalah pendiri dan kaisar pertama Dinasti Ming di Tiongkok. Ia menjadi kaisar dan mendirikan dinastinya setelah berhasil menggulingkan Dinasti Yuan (Mongol). Dalam sejarah Tiongkok, Zhu Yuanzhang adalah satu dari dua kaisar yang berasal dari golongan rakyat jelata (yang lain adalah Liu Bang/ Kaisar Han Gaozu, pendiri Dinasti Han). Ia adalah seorang kaisar yang kontroversial, di satu pihak ia memperhatikan kesejahteraan rakyatnya dan berusaha keras meningkatkan taraf hidup mereka, namun ia juga seorang tiran yang mengebiri kebebasan dan membunuh orang-orang yang membantunya naik ke kekuasaan yang dicurigai berpotensi merebut tahtanya.", "question_text": "Siapa nama kaisar pertama Dinasti Ming ?", "answers": [{"text": "Zhu Yuanzhang", "start_byte": 51, "limit_byte": 64}]} {"id": "-7464123213757403918-60", "language": "indonesian", "document_title": "Skotlandia", "passage_text": "Daratan utama Skotlandia mencakup sepertiga daratan Pulau Britania Raya, yang terletak di sebelah baratlaut lepas pantai Benua Eropa. Luas total Skotlandia adalah 78,772km2 (30,414sqmi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help),[139] atau sekitar tiga perempat dari ukuran Pulau Jawa. Inggris adalah satu-satunya perbatasan darat Skotlandia, dengan panjang perbatasan 96 kilometres (60mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) yang membentang dari basin Sungai Tweed di pantai timur hingga ke Solway Firth di pantai barat. Di sebelah barat, Skotlandia berbatasan dengan Samudera Atlantik, dan Laut Utara di sebelah timur. Pulau Irlandia berjarak 30 kilometres (19mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) dari baratdaya semenanjung Kintyre,[140] sedangkan Norwegia berjarak 305 kilometres (190mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah timur, dan Kepulauan Faroe 270 kilometres (168mi)Error in convert: Ignored invalid option \"0\" (help) di sebelah utara.", "question_text": "Berapa luas Skotlandia?", "answers": [{"text": "78,772km", "start_byte": 163, "limit_byte": 171}]} {"id": "4366468915141937562-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bahasa Sanskerta", "passage_text": "\nBahasa Sanskerta (ejaan tidak baku: Sansekerta) atau Sanskrit, adalah salah satu bahasa Indo-Eropa paling tua yang masih dikenal dan sejarahnya termasuk yang terpanjang. Bahasa yang bisa menandingi 'usia' bahasa ini dari rumpun bahasa Indo-Eropa hanya bahasa Het. Kata Sanskerta, dalam bahasa Sanskerta Saṃskṛtabhāsa artinya adalah bahasa yang sempurna. Maksudnya, lawan dari bahasa Prakerta, atau bahasa rakyat.", "question_text": "Apa itu bahasa Sanskerta?", "answers": [{"text": "salah satu bahasa Indo-Eropa paling tua yang masih dikenal dan sejarahnya termasuk yang terpanjang", "start_byte": 71, "limit_byte": 169}]} {"id": "493705465961746505-3", "language": "indonesian", "document_title": "Vesna Vulović", "passage_text": "Vesna Vulović lahir di Beograd pada 3 Januari 1950.[1][2] Ayahnya adalah seorang pengusaha dan ibunya adalah instruktur pemanasan.[2] Terbawa oleh kecintaannya terhadap The Beatles, Vulović mengunjungi Britania Raya setelah menyelesaikan tahun pertama universitasnya, berharap menunjang keterampilan bahasa Inggrisnya. Setelah pulang ke Beograd, ia memutuskan untuk menjadi pramugari setelah melihat salah satu temannya mengenakan seragam pramugari. \"Ia tampak sangat bagus dan telah berada di London selama sehari,\" kata Vulović. \"Aku pikir, \"Kenapa aku tak menjadi pramugari saja? Aku dapat pergi ke London sebulan sekali'.\" Ia bergabung dengan JAT Airways, maskapai penerbangan nasional terbesar di Yugoslavia, pada 1971.[3]", "question_text": "Kapan Vesna Vulović mulai perjadi Pramugari?", "answers": [{"text": "1971", "start_byte": 722, "limit_byte": 726}]} {"id": "-827869085038845524-0", "language": "indonesian", "document_title": "Harry Potter", "passage_text": "Harry Potter adalah seri tujuh novel fantasi yang dikarang oleh penulis Inggris J. K. Rowling. Novel ini mengisahkan tentang petualangan seorang penyihir remaja bernama Harry Potter dan sahabatnya, Ronald Bilius Weasley dan Hermione Jane Granger, yang merupakan pelajar di Sekolah Sihir Hogwarts. Inti cerita dalam novel-novel ini berpusat pada upaya Harry untuk mengalahkan penyihir hitam jahat bernama Lord Voldemort, yang berambisi untuk menjadi makhluk abadi, menaklukkan dunia sihir, menguasai orang-orang nonpenyihir, dan membinasakan siapapun yang menghalangi jalannya, terutama Harry Potter.", "question_text": "berapakah jumlah sekuel buku Harry Potter?", "answers": [{"text": "tujuh", "start_byte": 25, "limit_byte": 30}]} {"id": "-4744703916231035897-13", "language": "indonesian", "document_title": "Pasal dan ayat dalam Alkitab", "passage_text": "Dalam Alkitab bahasa Indonesia versi TB, terdapat 23.214 ayat dalam Perjanjian Lama dan 7.957 ayat dalam Perjanjian Baru. Dengan demikian seluruhnya terdapat 31.171 ayat.[15] Rata-rata terdapat sedikit lebih dari 26 ayat dalam tiap pasal.\nBerbeda dengan kepercayaan populer, Mazmur 118 tidak memuat ayat paling tengah dalam Alkitab. Alkitab versi Raja James mempunyai jumlah ayat dalam angka genap (31.102), dengan dua ayat tengahnya .[16]\nAyat terpanjang dalam Alkitab adalah Ester 8:9[15]", "question_text": "berapakah jumlah ayat di dalam Bible?", "answers": [{"text": "31.171", "start_byte": 158, "limit_byte": 164}]} {"id": "4420341407386176249-0", "language": "indonesian", "document_title": "Fungi", "passage_text": "Fungi adalah nama regnum dari sekelompok besar makhluk hidup eukariotik heterotrof yang mencerna makanannya di luar tubuh lalu menyerap molekul nutrisi ke dalam sel-selnya. Kalangan ilmuwan kerap menggunakan istilah cendawan sebagai sinonim bagi Fungi.", "question_text": "Apa yang dimaksud dengan fungi ?", "answers": [{"text": "nama regnum dari sekelompok besar makhluk hidup eukariotik heterotrof yang mencerna makanannya di luar tubuh lalu menyerap molekul nutrisi ke dalam sel-selnya", "start_byte": 13, "limit_byte": 171}]} {"id": "-8265243893838936861-8", "language": "indonesian", "document_title": "Tim Berners-Lee", "passage_text": "Pada tahun 1989, saat bekerja di di CERN, Laboratorium Fisika Partikel Eropa di Jenewa, Swiss, Tim Berners-lee mengusulkan proyek hypertext global, dikenal sebagai World Wide Web. Berdasarkan sebelumnya \"Enquire\" bekerja, ia dirancang untuk memungkinkan orang untuk bekerja sama dengan menggabungkan pengetahuan mereka dalam web dokumen hypertext. Dia menulis World Wide Web server pertama, \"httpd\", dan klien pertama, \"WorldWideWeb\" apa-kau-lihat-ini-apa-kau-mendapatkan peramban hypertext/Editor yang berlari di lingkungan NeXTStep. Pekerjaan ini dimulai pada bulan Oktober 1990, dan program \"WorldWideWeb\" pertama kali dibuat tersedia dalam CERN pada bulan Desember, dan di Internet pada umumnya pada musim panas 1991.", "question_text": "Kapankah World wide web pertama kali ditemukan?", "answers": [{"text": "1989", "start_byte": 11, "limit_byte": 15}]} {"id": "-8592602521129610895-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kalender Hijriyah", "passage_text": "Kalender Hijriyah dibangun berdasarkan rata-rata silkus sinodik bulan kalender lunar (qomariyah), memiliki 12 bulan dalam setahun. Dengan menggunakan siklus sinodik bulan, bilangan hari dalam satu tahunnya adalah (12 x 29,53059 hari = 354,36708 hari).Hal inilah yang menjelaskan 1 tahun Kalender Hijriah lebih pendek sekitar 11 hari dibanding dengan 1 tahun Kalender Masehi.", "question_text": "Ada berapa bulan dalam tahun Hijriah ?", "answers": [{"text": "12", "start_byte": 107, "limit_byte": 109}]} {"id": "2859220132849452591-0", "language": "indonesian", "document_title": "Museum Nasional Indonesia", "passage_text": "\nMuseum Nasional Republik Indonesia atau Museum Gajah, adalah sebuah museum arkeologi, sejarah, etnografi, dan geografi yang terletak di Jakarta Pusat dan persisnya di Jalan Merdeka Barat 12[1]. Museum ini merupakan museum pertama dan terbesar di Asia Tenggara.", "question_text": "Apa nama museum terbesar di Indonesia ?", "answers": [{"text": "Museum Nasional Republik Indonesia", "start_byte": 1, "limit_byte": 35}]} {"id": "-1861710082921043970-0", "language": "indonesian", "document_title": "Anne Boleyn", "passage_text": "Anne Boleyn (sekitar 1501 - 19 Mei 1536) adalah Permaisuri Raja Inggris dari tahun 1533 sampai 1536 sebagai istri dari Raja Henry VIII. Dia merupakan Permaisuri Inggris pertama yang dihukum mati di depan umum. Kisah tragis mengenai kehidupan Anne Boleyn sering digunakan sebagai inspirasi dari cerita maupun film.[3] Di dalam sejarah Inggris, Anne Boleyn adalah salah satu wanita yang paling kontroversial karena dikagumi sekaligus dicaci-maki oleh masyarakat.[4] Dia juga disebut-sebut sebagai permaisuri paling berpengaruh dalam sejarah Inggris, karena pernikahannya dengan Raja Henry VIII menjadi sebab Gereja Inggris memisahkan diri dari otoritas Roma .[5]", "question_text": "Kapan Permaisuri Ana lahir ?", "answers": [{"text": "1501", "start_byte": 21, "limit_byte": 25}]} {"id": "-4289548910134691708-9", "language": "indonesian", "document_title": "Faisal bin Musaid", "passage_text": "Sebelumnya dia telah menjalani pengobatan kejiwaan di Beirut. Dendam atas kematian saudaranya dimasa lalu ditengarai membuat dia tidak menyukai sang paman. Selain itu keterlibatannya dengan obat-obatan terlarang dan narkotika menjadi salah satu motivasi dalam pembunuhan itu. Pejabat Saudi menyatakan bahwa tindakan pembunuhan itu sebagai kejahatan yang disengaja dan direncanakan. Rumor yang beredar menyebutkan bahwa sang pembunuh telah mengatakan kepada ibunya tentang rencana pembunuhannya. Secara tersirat media Arab menyatakan bahwa pembunuhan itu atas perintah dan arahan Badan Intelijen Pusat Amerika Serikat.[5]", "question_text": "Mengapa Faisal bin Musaid membunuh Raja Saudi Arabia Faisal Bin 'Abdul 'Aziz?", "answers": [{"text": "Dendam atas kematian saudaranya dimasa lalu ditengarai membuat dia tidak menyukai sang paman", "start_byte": 62, "limit_byte": 154}]} {"id": "-7018245532936285537-0", "language": "indonesian", "document_title": "Negara mikro Eropa", "passage_text": "Negara mikro Eropa (bahasa Inggris: European microstates) adalah kumpulan negara berdaulat yang sangat kecil di benua Eropa dan kepulauan sekitarnya. Yang terkecil, Kota Vatikan, juga merupakan negara terkecil di dunia. Negara mikro Eropa adalah negara merdeka kecil dan tidak sama dengan \"negara mikro\", yang bukanlah sebuah negara atau bangsa merdeka.", "question_text": "Apa nama negara terkecil di Eropa ?", "answers": [{"text": "Kota Vatikan", "start_byte": 165, "limit_byte": 177}]} {"id": "1945228872436713474-1", "language": "indonesian", "document_title": "Smartfren Telecom", "passage_text": "jmpl|250px|kiri|Logo Ratelindo (Radio Telepon Indonesia, 1993-2003)\njmpl|250px|kiri|Logo Mobile-8 (2002-2010)\njmpl|250px|kiri|Logo Smart Telecom (2006-2010)\njmpl|250px|ka|Logo Bakrie Telecom (2003-2016)\n\n\n\n\nRatelindo yang didirikan pada bulan Agustus 1993, sebagai anak perusahaan Bakrie Group yang bergerak dalam bidang telekomunikasi di DKI Jakarta, Banten dan Jawa Barat berbasis Extended Time Division Multiple Access (ETDMA).", "question_text": "Kapan Bakrie Telecom berdiri ?", "answers": [{"text": "Agustus 1993", "start_byte": 243, "limit_byte": 255}]} {"id": "8422091779176670015-4", "language": "indonesian", "document_title": "Paus Yohanes XXIII", "passage_text": "Angelo Roncalli dilahirkan di Sotto il Monte, sebuah kota kecil di Provinsi Bergamo, Italia pada 25 November 1881. Dia merupakan anak ke-4 dari 14 bersaudara dari ayahnya Giovanni Battista Roncalli dan ibunya Marianna Giulia Mazzolla. Keluarganya bekerja sebagai buruh tani.\nPada 1904, Roncalli diordinasi sebagai pastur di Gereja Santa Maria di Monte Santo.\nPada 1905, Giacomo Radini-Tedeschi, uskup Bergamo yang baru, menunjuk Roncalli sebagai sekretarisnya. Roncalli bekerja untuk Radini-Tedeschi sampai kematian uskup tersebut pada 1914.\nPada Perang Dunia I, Roncalli ditarik ke Angkatan Darat Kerajaan Italia (English: Royal Italian Army) sebagai sersan, melayani sebagai tim medis dan sebagai kapelan.\nPada 1921, Paus Benediktus XV menunjuknya sebagai presiden Society for the Propagation of the Faith\nPada 1925, Paus Pius XI menunjuknya sebagai nuncio ke Bulgaria.\nPada 1935, dijadikan nuncio ke Turki dan Yunani. Roncalli menggunakan kantornya untuk menolong orang Yahudi dan menyelamatkan ribuan pengungsi di Eropa.\nPada 1944, pada Perang Dunia II, Paus Pius XII menujuknya sebagai Apostolik Nuncio ke Paris, Perancis.\nPada 1953, diangkat sebagai Patriark Venisia, dan diangkat menjadi Kardinal.\nPada 28 Oktober 1958, terpilih menjadi Paus Yohanes XXIII. Ia sempat bertemu dengan Soekarno di Vatikan[1].\nPada 1962: membuka Konsili Vatikan II.\nPada 1963: menerbitkan ensiklik \"Pacem In Terris\" atau \"Damai di Dunia\"\nPada 3 Juni 1963: Paus Yohanes XXIII meninggal dunia karena terserang penyakit kanker dan jenazahnya dimakamkan di Via De Grotto, Vatikan.", "question_text": "Dimana Paus Yohanes XXIII meninggal?", "answers": [{"text": "3 Juni 1963", "start_byte": 1429, "limit_byte": 1440}]} {"id": "-2507925005654925748-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gunung Rinjani", "passage_text": "\nGunung Rinjani adalah gunung yang berlokasi di Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat. Gunung yang merupakan gunung berapi kedua tertinggi di Indonesia dengan ketinggian 3.726 m dpl serta terletak pada lintang 8º25' LS dan 116º28' BT ini merupakan gunung favorit bagi pendaki Indonesia karena keindahan pemandangannya. Gunung ini merupakan bagian dari Taman Nasional Gunung Rinjani yang memiliki luas sekitar 41.330 ha dan ini akan diusulkan penambahannya sehingga menjadi 76.000 ha ke arah barat dan timur.", "question_text": "berapakah tinggi Gunung Rinjani?", "answers": [{"text": "3.726 m dpl", "start_byte": 166, "limit_byte": 177}]} {"id": "-3126468845600559176-0", "language": "indonesian", "document_title": "Mahabharata", "passage_text": "\nMahabharata (Sanskerta: महाभारत) adalah sebuah karya sastra kuno yang berasal dari India. Secara tradisional, penulis Mahabharata adalah Begawan Byasa atau Vyasa. Buku ini terdiri dari delapan belas kitab, maka dinamakan Astadasaparwa (asta = 8, dasa = 10, parwa = kitab). Namun, ada pula yang meyakini bahwa kisah ini sesungguhnya merupakan kumpulan dari banyak cerita yang semula terpencar-pencar, yang dikumpulkan semenjak abad ke-4 sebelum Masehi.", "question_text": "Darimana karya Mahabharata berasal?", "answers": [{"text": "India", "start_byte": 98, "limit_byte": 103}]} {"id": "-4198117018042976849-47", "language": "indonesian", "document_title": "Myanmar", "passage_text": "Protes massa Myanmar memang tak segaduh Amerika yang liberal. Di mana-mana rezim militer masih memegang kendali sosial. Asia Times mencatat, gerakan protes umumnya mulai dalam jumlah kecil dan tersebar. Beberapa bulan terkahir ini misalnya, protes kecil dan damai terus berkelanjutan di ibukota Yangon.", "question_text": "apakah nama ibukota Myanmar?", "answers": [{"text": "Yangon", "start_byte": 295, "limit_byte": 301}]} {"id": "-8457073251993954841-5", "language": "indonesian", "document_title": "Perang Goguryeo-Sui", "passage_text": "Zhou sendiri mengalami masalah cukup serius, situasi di laut saat itu tidak bersahabat, gelombang besar dan badai sering terjadi sehingga banyak kapal yang karam sebelum mencapai tujuan. Ketika mereka tiba di pesisir, pasukan Goguryeo telah siap menyambut mereka. Pertempuran antara angkatan laut Sui melawan angkatan laut Goguryeo yang berkekuatan 50.000 dibawah pimpinan Laksamana Gang Yi-Sik itu terjadi sekitar Laut Bohai. Armada Sui menderita kerugian besar akibat sergapan musuh dan ganasnya alam.", "question_text": "Siapa nama pemimipin perang Goguryeo-Su Dinasti Sui pertama ?", "answers": [{"text": "Gang Yi-Sik", "start_byte": 383, "limit_byte": 394}]} {"id": "-5479958312308364655-3", "language": "indonesian", "document_title": "Daftar stasiun televisi nasional tertua di Indonesia", "passage_text": "2 Stasiun Televisi Nasional tertua di Indonesia yaitu TVRI dan SCTV memiliki tanggal siaran perdana yang sama yaitu 24 Agustus dan RCTI pindah siaran perdana ke tvOne memiliki tanggal yaitu 14 Februari.\nMNCTV merayakan ulang tahun berdasarkan siaran perdana TPI yaitu tanggal 23 Januari 1991. Jika menurut tanggal tersebut maka MNCTV atau dahulu bernama TPI berusia tahun.\nTrans7 merayakan ulang tahun berdasarkan siaran perdana TV7 yaitu tanggal 23 November 2001 dan Trans TV sejak 15 Desember 2006 tidak pernah merayakan ulang tahun secara terpisah. Mereka selalu merayakan ulang tahun Trans Media yang didasarkan pada siaran perdana Trans TV dan Trans7. Jika menurut tanggal tersebut maka Trans7 atau dahulu bernama TV7 berusia tahun bersama Trans TV.\nGTV merayakan ulang tahun berdasarkan siaran perdana Global TV yaitu tanggal 8 Oktober 2002. Jika menurut tanggal tersebut maka GTV atau dahulu bernama Global TV berusia tahun.\niNews merayakan ulang tahun berdasarkan siaran perdana iNews TV yaitu tanggal 6 April 2015. Jika menurut tanggal tersebut maka iNews atau dahulu bernama iNews TV berusia tahun.\ntvOne merayakan ulang tahun berdasarkan siaran perdana Lativi yaitu tanggal 30 Juli 2002 dan RCTI mendirikan yang sejarah sejak 14 Februari 2019 tidak pernah merayakan ulang tahun secara terpisah yaitu tanggal 24 Agustus 1989 bersama TVRI dan SCTV. Mereka selalu merayakan ulang tahun tvOne yang didasarkan pada siaran perdana RCTI. Jika menurut tanggal tersebut maka tvOne atau dahulu bernama Lativi berusia tahun bersama RCTI.", "question_text": "Apa nama stasiun TV pertama di Indonesia ?", "answers": [{"text": "TVRI dan SCTV", "start_byte": 54, "limit_byte": 67}]} {"id": "5563765471033009488-0", "language": "indonesian", "document_title": "Bendera Hong Kong", "passage_text": "Bendera Hong Kong adalah sebuah bendera yang menampilkan bunga pohon anggrek hong kong (Bauhinia blakeana) berwarna putih, bercorak, dan berkelopak lima di tengah-tengah bidang berwarna merah. Rancangan bendera ini disetujui pada 4 April 1990 di sesi ketiga Kongres Rakyat Nasional Ketujuh.[1] Pemakaian bendera diatur secara saksama oleh hukum yang disahkan oleh pertemuan eksekutif ke-58 Dewan Negara yang diadakan di Beijing.[2] Rancangan bendera diabadikan di Hukum Dasar Hong Kong, dokumen konstitusional wilayah tersebut[3] dan peraturan perundang-undangan mengenai penggunaan, larangan pemakaian, penghinaan, dan pembuatan bendera dinyatakan di dalam Peraturan Bendera Daerah dan Lambang Daerah.[4] Bendera Hong Kong pertama kali dikibarkan pada 1 Juli 1997, yaitu saat upacara penyerahan yang menandai penyerahan kedaulatan.[5]", "question_text": "Kapan Bendera Hong Kong pertama dikibarkan?", "answers": [{"text": "1 Juli 1997", "start_byte": 753, "limit_byte": 764}]} {"id": "-8550032248357570803-17", "language": "indonesian", "document_title": "Robert Guiscard", "passage_text": "Pada bulan Mei 1084, Guiscard berbaris ke utara dengan 36,000 orang, memasuki Roma, dan memaksa Heinrich untuk mundur. Sebuah pemberontakan, atau hiruk-pikuk (émeute), dari warganya menyebabkan sebuah penjarahan kota, selama tiga hari, setelah itu Guiscard mengawal paus ke Roma. Putra Guiscard Bohemond, yang dahulu menguasai Tesalonika, kini kalah dalam penaklukan Bizantium. Guiscard kembali dengan 150 kapal untuk memulihkan mereka, dan dia menduduki Korfu dan Kefalonia dengan bantuan Ragusa dan kota-kota Dalmasia (yang berada di bawah pemerintahan Dmitar Zvonimir).[11] Pada tanggal 17 Juli 1085, Guiscard meninggal karena demam di Atheras, sebelah utara Lixouri, bersama dengan 500 ksatria Norman.[12][13] Dia dimakamkan di mausoleum Wangsa Hauteville di Biara Santissima Trinità, Venosa. Kota Fiskardo di Kefalonia dinamai seperti namanya.", "question_text": "Dimana Robert Guiscard meninggal ?", "answers": [{"text": "Atheras", "start_byte": 640, "limit_byte": 647}]} {"id": "-2278807502966551981-3", "language": "indonesian", "document_title": "Kekaisaran Romawi", "passage_text": "Kekaisaran Romawi merupakan salah satu kekuatan ekonomi, budaya, politik, dan militer paling berpengaruh di dunia pada masanya. Kekaisaran ini menjadi kekaisaran terbesar pada masa antikuitas klasik dan salah satu kekaisaran terluas dalam sejarah dunia. Pada masa pemerintahan Trajanus, luas wilayah Kekaisaran mencapai 5 juta kilometer persegi[4][8] dan menjadi penguasa bagi hampir 70 juta penduduk, atau 21% dari keseluruhan penduduk dunia pada saat itu. Usianya yang panjang dan wilayahnya yang luas mengakibatkan pengaruh Kekaisaran Romawi seperti bahasa Latin dan Yunani, budaya, agama, penemuan, arsitektur, filosofi, hukum, dan bentuk pemerintahan bertahan abadi di negara-negara penerusnya. Pada masa abad pertengahan Eropa, upaya bahkan dilakukan untuk mendirikan penerus Kekaisaran Romawi, termasuk negara Tentara Salib, Kekaisaran Rumania, dan Kekaisaran Romawi Suci. Melalui penjelajahan yang dilakukan oleh Imperium Spanyol, Perancis, Portugis, Belanda, Italia, Jerman, Britania, dan Belgia, kebudayaan Romawi dan Yunani, atau yang saat ini dikenal dengan kebudayaan Barat, ikut tersebar ke seluruh dunia dan berperan penting dalam perkembangan dunia modern.", "question_text": "Berapa luas kekuasaan kekaisaran Romawi?", "answers": [{"text": "5 juta kilometer persegi", "start_byte": 320, "limit_byte": 344}]} {"id": "7734934864113196716-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kanal Banjir Jakarta", "passage_text": "\nKanal Banjir Jakarta adalah saluran air kolektor sebagai salah satu cara penanggulangan banjir Jakarta (dulu dikenal dengan nama Batavia) yang pertama kali dikonsepkan oleh Prof. Ir. Hendrik van Breen pada tahun 1913.[1] Inti konsep Kanal Banjir adalah mengendalikan aliran air dari hulu sungai dengan mengatur volume air yang masuk ke kota Jakarta dan akan membuat beban sungai di utara saluran kolektif lebih terkendali.[1] Kanal tersebut menjadi sistem makro drainase kota yang berfungsi untuk mengurangi genangan air di dalam kota dengan mengalirkannya langsung ke laut.[2]", "question_text": "Siapa yang mengkonsepkan Kanal Banjir Jakarta?", "answers": [{"text": "Prof. Ir. Hendrik van Breen", "start_byte": 174, "limit_byte": 201}]} {"id": "-77051938848687885-2", "language": "indonesian", "document_title": "Konvergensi media", "passage_text": "Konvergensi pada umumnya berarti persimpangan media lama dan baru. Henry Jenkins menyatakan bahwa konvergensi adalah,", "question_text": "Apakah pengertian dari Konvergensi ?", "answers": [{"text": "persimpangan media lama dan baru", "start_byte": 33, "limit_byte": 65}]} {"id": "4072832255799695092-1", "language": "indonesian", "document_title": "Arsitektur Mughal", "passage_text": "Arsitektur Mughal adalah gaya arsitektur yang dikembangkan oleh Mughal pada abad ke-16 hingga ke-18 sepanjang kerajaan yang terus berubah di India Abad Pertengahan. Bangunan Mughal memiliki pola struktur dan karakter yang seragam, termasuk kubah bulat besar, menara ramping di sudut, balai besar, gerbang berkubah besar dan hiasan halus.[1] Arsitektur diinspirasi oleh berbagai peradaban Muslim lainnya seperti kesultanan Delhi, Dinasi Thughluq, Kesultanan Penerus Thugluq, Tradisi Lodi dan Suri; Non-Muslim; dan tradisi Iran.", "question_text": "Apa itu arsitektur Mughal ?", "answers": [{"text": "gaya arsitektur yang dikembangkan oleh Mughal pada abad ke-16 hingga ke-18 sepanjang kerajaan yang terus berubah di India Abad Pertengahan", "start_byte": 25, "limit_byte": 163}]} {"id": "4101319702788351176-1", "language": "indonesian", "document_title": "Telekomunikasi seluler di Indonesia", "passage_text": "Telekomunikasi seluler di Indonesia mulai dikenalkan pada tahun 1984 dan hal tersebut menjadikan Indonesia sebagai salah satu negara yang pertama mengadopsi teknologi seluler versi komersial. Teknologi seluler yang digunakan saat itu adalah NMT (Nordic Mobile Telephone) dari Eropa, disusul oleh AMPS (Advance Mobile Phone System), keduanya dengan sistem analog. Teknologi seluler yang masih bersistem analog itu seringkali disebut sebagai teknologi seluler generasi pertama (1G). Pada tahun 1995 diluncurkan teknologi generasi pertama CDMA (Code Division Multiple Access) yang disebut ETDMA (Extended Time Division Multiple Access) melalui operator Ratelindo yang hanya tersedia di beberapa wilayah Jakarta, Jawa Barat, dan Banten.", "question_text": "Kapankah telepon pertama kali masuk ke Indonesia ?", "answers": [{"text": "1984", "start_byte": 64, "limit_byte": 68}]} {"id": "4803948781876746001-0", "language": "indonesian", "document_title": "Dunia maya", "passage_text": "Dunia maya (English: cyberspace) adalah media elektronik dalam jaringan komputer yang banyak dipakai untuk keperluan komunikasi satu arah maupun timbal-balik secara online (terhubung langsung). Dunia maya ini merupakan integrasi dari berbagai peralatan teknologi komunikasi dan jaringan komputer (sensor, tranduser, koneksi, transmisi, prosesor, signal, pengontrol) yang dapat menghubungkan peralatan komunikasi (komputer, telepon genggam, instrumentasi elektronik, dan lain-lain) yang tersebar di seluruh penjuru dunia secara interaktif.", "question_text": "apakah yang dimaksud dengan dunia maya?", "answers": [{"text": "media elektronik dalam jaringan komputer yang banyak dipakai untuk keperluan komunikasi satu arah maupun timbal-balik secara online (terhubung langsung)", "start_byte": 40, "limit_byte": 192}]} {"id": "-8584031822023221956-0", "language": "indonesian", "document_title": "Baht", "passage_text": "Baht (บาท, simbol ฿, kode ISO 4217 THB) adalah mata uang resmi Thailand. Penerbitan mata uang ini merupakan tanggung jawab Bank of Thailand. Satu baht dibagi menjadi 100 satang.", "question_text": "Apakah mata uang negara Thailand?", "answers": [{"text": "Baht", "start_byte": 0, "limit_byte": 4}]} {"id": "3861886634493485830-0", "language": "indonesian", "document_title": "Gereja Santo Paulus (Melaka)", "passage_text": "Gereja Santo Paulus adalah sebuah bangunan gereja bersejarah di Melaka, Malaysia yang menurut aslinya dibangun pada tahun 1521, menjadikannya bangunan gereja tertua di Malaysia dan Asia Tenggara. Gereja ini terletak di puncak Bukit Santo Paulus dan saat ini merupakan bagian dari Kompleks Museum Melaka yang terdiri dari reruntuhan A Famosa, Stadthuys, dan bangunan-bangunan bersejarah lainnya.", "question_text": "dimankah gereja katolik tertua asia tenggara?", "answers": [{"text": "Gereja Santo Paulus", "start_byte": 0, "limit_byte": 19}]} {"id": "-8114132457170720675-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sepeda motor", "passage_text": "jmpl|kiri|200px|Sepeda motor pertama di dunia.\nSepeda motor merupakan pengembangan dari sepeda konvensional yang lebih dahulu ditemukan. Pada tahun 1868, Michaux ex Cie, suatu perusahaan pertama di dunia yang memproduksi sepeda dalam skala besar, mulai mengembangkan mesin uap sebagai tenaga penggerak sepeda. Namun usaha tersebut masih belum berhasil dan kemudian dilanjutkan oleh Edward Butler, seorang penemu asal Inggris. Butler membuat kendaraan roda tiga dengan suatu motor melalui pembakaran dalam. Sejak penemuan tersebut, semakin banyak dilakukan percobaan untuk membuat motor dan mobil. Salah satunya dilakukan oleh Gottlieb Daimler dan Wilhelm Maybach dari Jerman.", "question_text": "Kapan sepeda motor ditemukan ?", "answers": [{"text": "1868", "start_byte": 148, "limit_byte": 152}]} {"id": "8080497009289792915-0", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah Internet Indonesia", "passage_text": "Sejarah internet Indonesia dimulai pada awal tahun 1990-an. Saat itu jaringan internet di Indonesia lebih dikenal sebagai paguyuban network, di mana semangat kerjasama, kekeluargaan & gotong royong sangat hangat dan terasa di antara para pelakunya. Agak berbeda dengan suasana Internet Indonesia pada perkembangannya kemudian yang terasa lebih komersial dan individual di sebagian aktivitasnya, terutama yang melibatkan perdagangan Internet.\nSejak 1988, ada pengguna awal Internet di Indonesia yang memanfaatkan dan untuk mengakses internet.", "question_text": "Kapan internet mulai masuk ke Indonesia?", "answers": [{"text": "tahun 1990-an", "start_byte": 45, "limit_byte": 58}]} {"id": "-3055066068718375533-3", "language": "indonesian", "document_title": "Nissan Motors", "passage_text": "\n\nMasujiro Hashimoto mendirikan The Kwaishinsha Motor Car Works tahun 1911. Tahun 1914, perusahaan ini memproduksi mobil pertamanya, disebut DAT.", "question_text": "Siapakah yang mendirikan Nissan Motors?", "answers": [{"text": "Masujiro Hashimoto", "start_byte": 2, "limit_byte": 20}]} {"id": "5885916194553479960-0", "language": "indonesian", "document_title": "Heidelberg", "passage_text": "\njmpl\nHeidelberg adalah sebuah kota otonom (Kreisfreie Stadt) di Baden-Württemberg, Jerman, yang terletak di tepi sungai Neckar. Heidelberg terkenal dengan kastil, kota tua, dan universitas tua yang sangat terkenal di dunia.", "question_text": "Apa nama tempat bersejarah yang paling terkenal di Jerman ?", "answers": [{"text": "Heidelberg", "start_byte": 6, "limit_byte": 16}]} {"id": "-1149594173752973303-17", "language": "indonesian", "document_title": "Pandawa", "passage_text": "Pada saat permainan dadu, Duryodana diwakili oleh Sangkuni sebagai bandar dadu yang memiliki kesaktian untuk berbuat curang. Permulaan permainan taruhan senjata perang, taruhan pemainan terus meningkat menjadi taruhan harta kerajaan, selanjutnya prajurit dipertaruhkan, dan sampai pada puncak permainan Kerajaan menjadi taruhan, Pandawa kalah habislah semua harta dan kerajaan Pandawa termasuk saudara juga dipertaruhkan dan yang terakhir istrinya Dropadi dijadikan taruhan.", "question_text": "Siapakah nama istri Pandawa dalam wiracarita Mahabrata ?", "answers": [{"text": "Dropadi", "start_byte": 448, "limit_byte": 455}]} {"id": "3354489857280357121-1", "language": "indonesian", "document_title": "Sejarah tabel periodik", "passage_text": "Sejarah tabel periodik mencerminkan perkembangan pemahaman sifat-sifat kimia selama lebih dari satu abad. Peristiwa terpenting dalam sejarahnya terjadi pada tahun 1869, ketika tabel dipublikasikan oleh Dmitri Mendeleev,[1] yang mengembangkan tabel berdasarkan pengembangan terdahulu oleh ilmuwan seperti Antoine-Laurent de Lavoisier dan John Newlands, tetapi hanya Mendeleev yang mendapat kredit untuk pengembangannya.", "question_text": "Siapa yang menyusun tabel periodik?", "answers": [{"text": "Dmitri Mendeleev", "start_byte": 202, "limit_byte": 218}]} {"id": "694134937295158366-9", "language": "indonesian", "document_title": "Bosnia dan Herzegovina", "passage_text": "Bosnia merupakan salah satu negara paling multi-religius di daerah Balkan karena tak ada agama yang membentuk mayoritas mutlak. Dikenal sebagai tempat di mana \"Timur bertemu Barat\", disinilah tempat di mana Kekaisaran Romawi Kuno pecah menjadi Kekaisaran Romawi Barat yang menganut Kristen Katolik dan Kekaisaran Romawi Timur (atau Bizantin) yang menganut Kristen Ortodoks. Perbedaan kepercayaan ini ditambah dengan kedatangan bangsa Turki Utsmaniyah pada abad ke-15 yang membawa Islam. Ibukota Bosnia sendiri, Sarajevo, dikenal sebagai \"Yerusalem Eropa\" karena, sampai abad ke-20, merupakan satu-satunya tempat di Eropa di mana terdapat Gereja, Masjid, dan Sinagoga yang berdiri berdampingan.", "question_text": "apakah nama ibukota Bosnia ?", "answers": [{"text": "Sarajevo", "start_byte": 511, "limit_byte": 519}]} {"id": "-9013209943547957042-15", "language": "indonesian", "document_title": "Kereta Api Indonesia", "passage_text": "Pada tanggal 28 September 1945, pembacaan pernyataan sikap oleh Ismangil dan sejumlah anggota AMKA lainnya menegaskan bahwa mulai hari itu kekuasaan perkeretaapian berada di tangan bangsa Indonesia sehingga Jepang sudah tidak berhak untuk mencampuri urusan perkeretaapian di Indonesia. Inilah yang melandasi ditetapkannya tanggal 28 September 1945 sebagai Hari Kereta Api serta dibentuknya Djawatan Kereta Api Repoeblik Indonesia (DKARI).", "question_text": "Kapan PT Kereta api Indonesia berdiri ?", "answers": [{"text": "28 September 1945", "start_byte": 13, "limit_byte": 30}]} {"id": "6449493724670395659-0", "language": "indonesian", "document_title": "Pencak silat", "passage_text": "Pencak silat atau silat adalah suatu seni bela diri tradisional yang berasal dari Kepulauan Nusantara. Seni bela diri ini secara luas dikenal di Indonesia, Malaysia, Brunei, dan Singapura, Filipina selatan, dan Thailand selatan sesuai dengan penyebaran berbagai suku bangsa Nusantara.", "question_text": "Dari manakah asal dunia persilatan ?", "answers": [{"text": "Kepulauan Nusantara", "start_byte": 82, "limit_byte": 101}]} {"id": "-8209562410461040997-0", "language": "indonesian", "document_title": "Kaisar Tang Gaozu", "passage_text": "Kaisar Tang Gaozu (Hanzi: 唐高祖, 566-26 Juni 635) atau yang nama aslinya Li Yuan (李渊) adalah pendiri dan kaisar pertama Dinasti Tang yang memerintah sejak 618 hingga 626. Ia tadinya adalah seorang gubernur yang mengepalai wilayah yang sekarang menjadi Provinsi Shanxi. Ketika Dinasti Sui dilanda huru-hara yang berujung pada terpecahnya Tiongkok menjadi negara-negara bagian yang dikuasai para pemimpin pemberontak dan mantan pejabat Sui, Li Yuan juga melakukan hal yang sama, atas saran putra keduanya, Li Shimin, ia memberontak dan mengangkat cucu Kaisar Yang dari Sui, Yang You sebagai kaisar boneka dengan gelar Kaisar Gong dan ia sendiri sebagai walinya. Sebagian besar masa pemerintahannya dipakai untuk menaklukan pesaing-pesaingnya dalam usaha mempersatukan negara. Ia meneruskan kebijakan Kaisar Wen dari Sui, sang pendiri Dinasti Sui dan membatalkan kebijakan represif Kaisar Yang. Ia terkenal akan kemurahhatiannya pada sesama sehingga menarik banyak orang-orang berbakat bekerja padanya. Ia membagi-bagikan tanah secara adil pada orang-orang yang membantunya dan menurunkan pajak sehingga mengurangi beban hidup rakyat yang sudah lelah akibat perang berlarut-larut pasca keruntuhan Sui. Sayangnya kesuksesannya dalam karier politik tidak dibarengi dengan kesuksesan dalam rumah tangganya. Ia tidak mampu mencegah perselisihan antara putra-putranya dan cenderung bertindak berat sebelah di bawah pengaruh selir-selirnya. Konflik dalam keluarga ini berujung pertumpahan darah dalam Kudeta di Gerbang Xuanwu di mana Li Shimin membunuh kakaknya, putra mahkota Li Jiancheng dan adiknya, Li Yuanji yang mendukung sang putra mahkota. Ia akhirnya menuruti tuntuan Li Shimin untuk mengangkatnya sebagai putra mahkota dan turun tahta sebulan setelah kudeta itu, ia menghabiskan sisa hidupnya sebagai purna-kaisar (太上皇,taishanghuang) hingga mangkatnya tahun 635.", "question_text": "Kapan Kaisar Tang Gaozu mulai menjabat ?", "answers": [{"text": "618", "start_byte": 163, "limit_byte": 166}]}